1 minute read

Identitas Warna

Warna merupakan elemen penting untuk membangun kesatuan visual, jadi perlu menggunakannya dengan benar dan konsisten untuk menunjukkan karakter, ekuitas, dan merek yang kuat.

Warna identitas yang dipilih telah dirancang untuk digunakan pada berbagai aplikasi dalam banyak media, seperti cetak dan digital sehingga konsisten. Untuk penggunaan cetak, Pantone adalah satusatunya sistem warna yang bisa menghasilkan warna yang tepat yang digunakan untuk identitas. Sangat disarankan untuk menggunakan sebagai prioritas utama. Jika warna Pantone tidak tersedia, bisa mengggunakan versi warna proses CMYK untuk keperluan cetak, dan versi warna RGB untuk keperluan digital seperti aplikasi mobile, website ataupun media sosial.

Advertisement

#034ea2 C 100, M 80, Y 0, K 0 R 3, G 78, B 162

#00ad5e C 88, M 0, Y 88, K 0 R 0, G 173, B 94

This article is from: