Naknik Brand Guidelines Design

Page 1

Brand Guidelines SPACE AND EATERY - 2021


Pendahuluan

001 - 002

Konsep Logo

003

Konfigurasi Logo

004

Color

005 - 006

Typography

007 - 008

Larangan dalam Penggunaan Logo

009

Supergraphic

010 - 011

Pengaplikasian

012 - 013

Brand Guidelines

Space / Eatry


001

Pendahuluan

Pendahuluan Pembuatan Identitas Visual (Graphic Standard Manual) ini berisi informasi dan cara penggunaan logo memahami konsep dan filosofinya. Graphic Standard Manual ini Menjelaskan penggunaan dan penerapan berbagai subjek yang terdapat brand Nak Nik termasuk Logo, Typography, Pengaplikasian dan pendukung lainnya Sangat dianjurkan menggunakan template yang sudah disediakan Graphic Standard Manual. Aturan ini dibuat demi terjaganya brand Nak Nik sendiri. Logo dan beberapa visual lainnya harus digunakan secara tepat dan konsisten dalam pengaplikasiannya.

Brand Guidelines

Space / Eatry


002

Pendahuluan

Pendahuluan Profil

Visi

Nak Nik didirikan pada tahun 2018 oleh sekelompok anak muda berlatar

Memposisikan kembali (repositioning) brand Nak Nik sebagai

belakang DKV sebagai sebuah clothing line yang menjual t-shirt, totebag,

brand fashion dan F&B yang dikemas dalam sebuah Co-working Space.

topi dan asesoris lainnya. Desain Nak Nik terinspirasi dari tren yang

Rebranding harus memuat kedua unsur namun modern (tidak literal)

sedang berkembang di sekitar mereka namun dengan visual yang unik

dan sesuai dengan target market.

dan memiliki unsur craftmanship yang tinggi.

Seluruh tim merupakan anak muda mulai dari owner hingga human

Misi

resource seperti desainer, waiter dan koki. Nak Nik memiliki visi untuk

Produk fashion yang terinspirasi dari tren yang sedang berkembang

memberdayakan anak muda yang kreatif serta memiliki semangat yang

di sekitar konsumen

tinggi. Sesuai dengan nama brand 'Nak Nik' yang diambil dari istilah Bahasa Jawa, merujuk pada seseorang yang tidak bisa diam dalam

Toko fisik (distro) berada dalam sebuah kafe, memungkinkan

konteks berkreatifitas. Nak Nik memiliki harapan untuk mengangkat

terbentuknya komunitas dalam konsumen.

kearifan lokal ke lingkup kultur pertongkrongan anak muda di Yogyakarta. F&B dengan menu dan harga yang disesuaikan dengan anak muda Nak Nik berencana menjual makanan dan minuman basic pada kafe

sehingga menu tidak hanya menarik namun juga terjangkau.

seperti menu yang sedang viral di kalangan anak muda untuk menarik konsumen baru.

Brand Guidelines

Space / Eatry


003

Konsep Logo

keyword

Konsep Logo

Fashion

Food

Ruang (space) Nak Nik merupakan sebuah brand yang menaungi dua jenis badan usaha yaitu produk fashion dalam bentuk clothing line (distro) serta food and beverage (F&B). Brand ini diinisiasi oleh sekelompok anak muda berlatar belakang seni dan desain yang sebelumnya hanya menjual produk fashion. Melihat peluang pasar di kalangan anak muda di Yogkakarta, pada awal tahun 2021

People (orang)

mereka berencana memperluas usahanya ke bidang F&B dengan membuka sebuah co-working space berupa distro dan kafe di bawah brand yang sama yaitu Nak Nik. Dengan transisi tersebut, Nak Nik membutuhkan sebuah rebranding yang mewakili kedua jenis usaha (fashion dan F&B) untuk meningkatkan awareness dan memposisikan kembali (repositioning) Nak Nik di benak konsumen.

Brand Guidelines

Space / Eatry


004

Konfigurasi Logo

Ruang Kosong

Ukuran Minimal

Penggunaan logo Nak Nik. di seluruh media harus

Ukuran standar minimal logo Nak Nik dalam medium digital

menyediakan ruang kosong/Clear space di sekeliling logo Nak Nik.

dan cetak ditentukan dari ukuran tinggi/lebar simbol dalam signature logo

untuk menghilangkan atau mengurangi kesan sempit yang dapat mengurangi profesionalitas dalam komunikasi visual . Penyediaan ruang kosong /Clear space di sekeliling logo juga bertujuan supaya

Digital Ukuran standar minimal pada halaman website dan mobile application

logo Nak Nik dapat tetap terlihat secara jelas dan utuh dalam berbagai macam media 30 PX

Cetak Ukuran standar minimal untuk kebutuhan cetak

1 CM

Brand Guidelines

Space / Eatry


005

Color

Color Warna utama

Warna Sekunder

Penggunaan warna yang diutamakan dalam

Dalam penggunaan tertentu di ijinkan menggunakan warna greyscale or B&W

identitas visual Nak Nik.

Sapphire Navy

Charcoal

Salmon Red

Grey Light

Brand Guidelines

Space / Eatry


006

Color

Pallets Warna Sistem pewarnaan menggunakan kode agar mempermudah

C : 100% M : 94% Y : 25% K : 12%

dalam penerapan logo. untuk keperluan mencetak

# 283371

harus menggunakan proses warna CMYK.

Sedangkan untuk keperluan sosial media menggunakan proses warna RGB

C : 12% M : 85% Y : 61% K : 1% # D64C59

Variasi Warna Terdapat 4 variasi warna yang dapat diterapkan dalam logo Nak Nik yaitu Blue dan Merah navy

C : 31% M : 43% Y : 0% K : 0% # B095DB

tidak diperbolehkan memakai warna lain pada logo Nak Nik selain warna standar logo yang sudah ada di Graphic Standar Manual ini.

C : 3% M : 27% Y : 83% K : 0% # F6BC49

Brand Guidelines

Space / Eatry


007

Typography

Typography Nak Nik menggunakan Typeface Utama dan Sekunder untuk semua desain, yaitu: TYPEFACE UTAMA

TYPEFACE SEKUNDER

Gotham

Futura

Aa Bb Cc Dd Ee Ff Gg Hh Ii Jj Kk Ll Mm Nn Oo Pp Qq Rr Ss Tt

Aa Bb Cc Dd Ee Ff Gg Hh Ii Jj Kk Ll Mm Nn Oo Pp Qq Rr Ss Tt Uu

Uu Vv Ww Xx Yy Zz

Vv Ww Xx Yy Zz

1234567890

1234567890

12pt 19pt 27pt 36pt5 0pt

63pt

80pt

100pt

125pt1

50pt

Gotham - Black

Brand Guidelines

Space / Eatry


008

Type Hierarki Gunakan hierarki berikut sebagai panduan untuk desain tata letak. Mengikuti gaya-gaya ini akan

Typography

Body Text Ovid magniendis rem quunt accum veria sim faccusae apelest, sum dem dolupti

memastikan gaya yang konsisten di seluruh

alit rerior maionecat hitat. Turit ped qui comnis dolorro con pore voloriore, aut

komunikasi.

pellaut et a sit parum rem et essit as et duci adi doluptat aspelia simi, sinissenit ant quis arum reiciant. Lendi sitis ipienim voloreh entintionet laudae nis audit

Headline Ini adalah headline

Gotham - Bold

optur auta cum eatus et audaeca tiatat est eos moluptia simus et quia eum eum ipsamet entior re consequ osaeste molo ipsantota eatusa pos expelenti Gotham - Book

Sub Headline Ini adalah sub headline Gotham - Medium

Caption Ini adalah captionipsum

Gotham - Light


009

Larangan dalam pengunaan logo

Larangan dalam penggunaan logo Untuk mempertahankan karakter identitas dan kesan Nak Nik, konsistensi penggunaan logo Nak Nik menjadi sangat penting. Penggunaan logo harus sesuai dengan komposisi yang sudah diatur dalam dokumen ini. Dalam mengubah ukuran, rasio harus sama dan sesuai dengan ukuran dan komposisi aslinya.

JANGAN mengubah

JANGAN mengubah

proporsi simbol atau huruf.

warna logo.

JANGAN memutar

JANGAN mendistorsi

elemen logo.

elemen logo.

Brand Guidelines

Space / Eatry


010

Supergraphic

Supergraphic Pattern

Brand Guidelines

Space / Eatry





Kowen 1 Rt 02, Timbulharjo, Sewon, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarya. Instagram : naknikspaceandeatery

No.Telp 082134154747 naknik.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.