Bab
PENGEMBANGAN SILABUS Dalam bab ini, Anda akan mempelajari tentang pengembangan silabus yang dikemas dalam dua kegiatan belajar dan diikuti dengan latihan. Silabus ini merupakan salah satu dokumen yang melengkapi Implementasi Layanan Satu Data Indonesia. Oleh karena itu, penting bagi Sekretariat Satu data Indonesia untuk dapat menyusun silabus sesuai prinsip-prinsip pengembangannya. Setelah mempelajari bab ini, diharapkan pada Kegiatan Belajar-1 Anda dapat menjelaskan tentang: 1. pengertian silabus; 2. landasan pengembangan silabus; 3. prinsip pengembangan silabus; 4. unit waktu silabus; 5. pengembang silabus; 6. langkah-langkah pengembangan silabus; 7. pengembang silabus berkelanjutan; 8. contoh model silabus. Pada Kegiatan Belajar-2, diharapkan Anda dapat mengembangkan atau membuat contoh silabus Pendidikan Pelatihan Implementasi Layanan Satu Data Indonesia.
5