BANGKA POS Spirit Baru Negeri Serumpun Sebalai
Eceran Rp 2.500
20 Halaman
Langganan Rp 62.000
JUMAT
www.bangkapos.com - redaksi@bangkapos.com, iklan@bangkapos.com
7 7 MEI 2010 NOMOR 32 327
Penambang Tiarap JEBUS, BANGKA POS - Penambangan pasir timah rakyat di wilayah Jebus, Bangka Barat sepekan terakhir, lesu. Banyak penambang menghentikan aktivitasnya. Begitu juga para kolektor sedang ‘tiarap’. Sepinya jual-beli pasir timah ini akibat turunnya harga timah di tingkat penambang. Sejumlah kolektor maupun penambang juga khawatir dengan razia yang digelar aparat kepolisian. Wakil Ketua Astrada Kabupaten Bangka Barat Rudi Fitrianto
Masyarakat kita mengandalkan sektor tambang. RUDI FITRIANTO Wakil Ketua Astrada Babar
BANGKA POS/DOK
mengakui kondisi tersebut. Namun ia belum tahu persis, kenapa terjadi penurunan harga timah. “Masyarakat kita mengandalkan sektor tambang,” ujar Rudi kepada Bangka Pos Group di Jebus, Kamis (6/5).
Menurunkan aktivitas di sektor pertambangan ini, berpengaruh terhadap perekonomian masyarakat khususnya di wilayah itu. Tak hanya ekonomi penambang yang terancam, sentral kegiatan ekonomi masyarakat di Pasar Parittiga, hampir dalam seminggu terakhir ini juga sepi dari aktivitas jual-beli barang dagangan. Adi, kolektor timah di Jebus mengungkapkan, hampir
HENDRA
SEGEL GUDANG - Gudang PT Sentosa di Jalan Bravo, Kelurahan Dul, Kecamatan Pangkalan Baru disegel Polresta Pangkalpinang, Kamis (6/5/2010). Gudang yang berisi puluhan ribu dus dan krat minuman keras tersebut disegel karena tidak memiliki surat izin yang lengkap. Beberapa krat dibawa ke Polresta untuk dijadikan sampel pemeriksaan. Berita Terkait Baca Halaman 3
Pemilukada Babar
‘Zikir’ Amplop Terakhir 1
Herwanto - Izhan Fathoni Soeroso Said 2
Parhan Ali-Erwan 3
Bayodandari-Sopian 4
MUNTOK, B A N G K A BARAT - Empat pasangan cabup-cawabup Bangka Barat P E M I L U K A D A secara resmi te2010 lah mengambil nomor urut pasangan, di Sekretariat KPU Kabupaten Bangka Barat, Kamis (6/5). Pasangan Herwanto Soeroso-Izhan Fathoni Said mendapatkan nomor urut 1, Parhan-Erwan nomor urut 2, BayodandariSopian nomor urut 3, dan Zuhri M Syazali-Sukirman nomor urut 4. Penentuan nomor urut pasangan calon dilakukan secara acak. Empat lembar nomor urut yang terbungkus rapat di dalam amplop kertas berukuran map warna coklat, disiapkan dan dibawa oleh empat petugas dari KPU ke hadapan empat pasang calon. Kemudian pasangan cabupcawabup dipersilahkan untuk mengambil dan menentukan pilihannya masing-masing. Pasangan Parhan-Erwan (Pahlawan), BayodandariSopian, Herwanto-Izhan hampir bersamaan berangkat
Zuhri M Syazali-Sukirman
ke halaman 6
Komentar Calon H Erwan DENGAN ditetapkan nomor urut 2 ini, merupakan anugerah bagi saya dan pak Parhan. Nomor urut 2 ini, memang sudah sesuai keinginan kita berdua. ke halaman 6
kartuHALO KPD Yth.. Pak kpolda M RUM MURKAL,Tlong dtndak lnjuti ilgal lging di dsa kmuja,kmren dtgkap kok lgsung dlpas,jgan2 ad money pltic antra PEMDES stmpat,.dan trlbat slah stu oknum plisi..kmi sbgai tkoh msyrkat tdak stuju...cntoh dong ddaerah S.SLAN kmren.,bla prlu tgkap pnbang nya krna sdah plhan thun mrmbah htan SUNGAI JRUK ds. Kmuja.. 081995451***
Selamat Pagi Provinsi! Kepala Dinas tak Diganti-ganti Lah bekaret ge ntah IUP Hampir Separuh Luas Babel Tiduk di bagan bai kita men tenggelem
Bang
Kapos
IUP di Babel PT Timah Tbk 437.800,06 Ha (89,006 %) PT Koba Tin 41.680,30 Ha (7,830 %) Perusahaan Lainnya 16.844,48 Ha (3,164 %) Total
558 Siswa SMP Harus Mengulang Bateng Raih Nilai Tertinggi Ketiga Se-Babel KOBA, BANGKA POS Sebanyak 558 siswa SMP/ MTs se-Bangka Tengah harus mengulang ujian karena tidak lulus dalam Ujian Nasional tahun ini. Kelulusan siswa baru akan disampaikan kepada siswa saat pengumuman serentak hari ini, Jumat (7/5).
BACA HAL 6 Siswi SMP Tewas Lakalantas Dari total 1.647 peserta UN di Bangka Tengah, hanya 1.089 atau 66,12 persen yang lulus, selebihnya harus mengulang ujian pada 17-20 Mei nanti. Meski angka siswa yang gagal dalam UN cukup banyak, namun dari 25 sekolah yang melaksanakan UN SMP/MTs di kabupaten ini, empat sekolah berhasil meluluskan 100 persen siswanya tahun ini. “Ada delapan sekolah yang
angka kelulusannya di bawah 50 persen, yakni lima SMP negeri, satu SMP swasta dan dua MTs,” ungkap Kasi SMA/ SMK/MA Dinas Pendidikan Bateng Yahyan didampingi Kasi SMP/MTs Hermawan saat ditemui Bangka Pos Group, Kamis (6/5). Hasil UN siswa SMS/MTs di Bateng sudah diterima oleh kepala sekolah masingmasing, dan akan diumumkan oleh pihak sekolah. Meski persentase siswa yang harus mengulang
cukup besar, namun Kabupaten Bateng tercatat sebagai daerah di Babel yang memiliki nilai tertinggi ketiga hasil UN. Untuk nilai mata pelajaran Matematika tertinggi 10, sedangkan terendah 1,50. Bahasa Indonesia tertinggi 9,80, terendah 2,60. Bahasa Inggris tertinggi 9,40, terendah 2,20. Ilmu Pengetahuan Alam tertinggi 9,75, sedangkan yang terendah 2,00. ke halaman 6
MINAT lulusan SMA/SMK/ MA di Bangka Belitung untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi lokal belum tampak. Masih banyak siswa yang harus bertarung pada UN ulang. Lagipula beberapa perguruan tinggi belum membuka pendaftaran mahasiswa baru. Universitas Bangka Belitung (UBB) dan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddiq (STAIN
hal: 14 Bripda Heri Divonis 8 Tahun
16.424,14 Km
hal:19 VW Nggak Ada Habisnya 20 Kelekak Dijaga Adat
SUMBER: DISTAMBEN PROVINSI BABEL. (K8)
Rekening Budi Gunawan Diperiksa JAKARTA, BANGKA merekayasa, apalagi POS - Polri menyebut materi yang dicantumkan dalam laporan itu dokumen Laporan tidak benar, tidak seHasil Analisa (LHA) bagaimana adanya,” transaksi keuangan ujar Kadiv Humas Polri milik Kepala Divisi Irjen Pol Edward AritoPropam Mabes Polri BANGKA POS/DOK nang, di Mabes Polri, Irjen Pol Budi Edward A Jakarta, Kamis (6/5). Gunawan telah diMenurutnya, jumlah harta ubah untuk kemudian disebarkekayaan Budi Gunawan sekan ke publik oleh pihak yang telah diselidiki oleh Polri tidak tak berwenang menyebarmencapai besaran yang disekannya. Polri akan menyelibutkan dalam LHA yang bediki pihak yang membocorkan redar itu. “Jumlahnya nggak dan merekayasa kebenaran LHA itu. sebesar itu,” tukasnya. “Polri akan selidiki di mana Lebih lanjut, Polri memban sumber kebocoran, di mana ke halaman 6 yang bocor, dan siapa yang
Layanan Konsumen Hubungi: Telp (0717) 439058, 7000345, HP-0812.717.2889
GILANG
MENJAWAB SOAL - Pelajar SMPN 1 Pangkalpinang mengisi lembar jawaban Ujian Nasional (UN) pada hari pertama UN 2010, Senin (29/3).
Peminat PT Babel Belum Membludak STAIN Direncanakan Lewat Jalur SPMB AMIK Atma Luhur Paling Diminati Daya Tampung Terbatas
532.324,84 Ha
Luas daratan Babel
ke halaman 6
hal: 9 Menuju Treble
ke halaman 6
IUP Hampir Separuh Luas Babel PANGKALPINANG, BANGKA POS - Luas Izin Usaha Penambangan (IUP) sebagai pengganti Kuasa Penambangan (KP) timah di Bangka Belitung mencapai 532.324,84 hektare. Jika dibandingkan dengan luas daratan pulau Bangka dan Belitung 16.424,14 kilometer persegi, berarti luas IUP hampir separuh dari luas kedua pulau tersebut. IUP yang segera diajukan ke Ditjen Mineral Batubara dan Panas
INDEKS
Biaya Kuliah di PT Babel Biaya pendidikan semester untuk setiap kampus terdiri dari SPP pokok, sumbangan, beserta bangunan. Perguruan Tinggi
Pendaftaran (Rp)
STIE IBEK Stikes Abdi Nusa Akbid Babel STMIK Atma Luhur
100.000 80.000 200.000 200.000
Semester (Rp) 4.210.000 1.950.000 4.000.000 2.900.000
Persyaratan Pendaftran: Lulus UAN Pasfoto 3x4 (2 lembar) Surat Keterangan Catatan Kepolisian Surat keterangan kesehatan BERBAGAI SUMBER. (K12)
SAS) baru pertengahan Mei nanti membuka pendaftaran mahasiswa baru (PMB). Bahkan seleksi mahasiswa baru STAIN SAS tahun akademik 2010/2011 mengacu kepada syarat seperti masuk ke perguruan tinggi negeri (PTN) di Indonesia. Jika terlaksana tahun ini, tak gampang lagi untuk lolos menjadi mahasiswa STAIN SAS. Bisa jadi bentuknya semacam ujian masuk perguruan tinggi negeri (UMPTN).
KPD yth,Gubernur,anggota DPR n Dinsosnaker, di Babel msh bnyk perusahaan yg tdk mentaati atrn or undang2 ketenagakerjaan sprti gaji dbwh UMK,lembur yg nggak sesuai dll,jd tlg kpd bpk2 mhn terjun lgsg ke lpngan dan tlg buat nmr lyanan sms utk pngaduan,krn mau lapor lgsg kt tkt krn msh bth kerjaan. 081273945***
Kepastian pemberlakuan UMPTN untuk penerimaan mahasiswa tahun akademik 2010/2011 masih dibahas antara pihak STAIN dengan Departemen Agama RI. “STAIN belum membuka pendafaran mahasiswa baru. Saat ini STAIN di bawah naungan Departemen Agama. Sesuai dengan kebijakan Kementerian Departemen Agama yang mengatur SPMB pada PTN,” kata Iskandar MHum, Pembantu Ketua III ke halaman 6
ADVERTORIAL
Loyo Menghilang, Wajah pun Terang NAMA lengkap wanita berdawal April 2010 lalu. Dulu, penduduk Jalan Kiai Haji Abdullah arah Cina dan Arab ini AgustiAdari, Kelurahan Rawabanna. Meski aktif bergerak, usia gun, Kecamatan Tamansari, yang sudah berkepala lima teKota Pangkal Pilah membuat kesenang, Provinsi Banghatan ibu 5 anak ini ka Belitung, ini rajin tak lagi paripurna. ke dokter dan menAkibat kadar gula gonsumsi obat. Nadarahnya yang mun, sejak di daertinggi, sejak enam ahnya beredar suatu tahun sebelum produk terkenal wawancara ini berberupa kedelai bulangsung wanita 56 buk instan tiga tahun tahun ini menderilalu, ia beralih ke ta diabetes. Akibatproduk itu, dan runya, “Kaki saya Ny. Agustina tin meminumnya. sering kesemutan, Tapi, sejak enam bulan sebelum kadang-kadang berdenyut wawancara ini, ia beralih ke tiba-tiba sehingga saya kaget,” Zena-600. Dua kali sehari ia ujarnya. “Selain itu, badan menminum bubuk kacang hijau jadi loyo dan wajah menjadi lusuh,” lanjutnya, saat ditemui ke halaman 6
metro news
JUMAT 7 MEI 2010
BANGKA POS
zuhur
ashar
maghrib
isya
04.31 11.52
15.13
17.53
19.04
RSUD Memberi Layanan Gratis
HENDRA
ANTISIPASI TRAFFICKING - Mengantisipasi tindak pidana trafficking dan penyakit masyarakat, Polresta Pangkalpinang merazia sejumlah tempat hiburan malam di Kota Pangkalpinang, Selasa (4/5/ 2010). Dalam kegiatan tersebut anggota kepolisian melakukan pemeriksaan kartu identitas dan pendataan terhadap belasan wanita.
Mahani Yakin Beli Obat Rp 1 Juta Mahani. Saat ditanya lagi oleh anggota Komisi A DPRD Pangkalpinang Helyawati, Mahani tetap bersikukuh dia membayar obat hampir Rp 1 juta. Sayangnya, Mahani tidak mampu menunjukan kuitansi pembayaran obat tersebut. Namun, meski didesak berkali-kali, Mahani mengaku sudah membeli obat sejumlah tersebut. “Saya sudah tanya Mahani langsung. Saya katakan jangan bohong, bisa pencemaran nama baik, bapak itu yakin membeli obat hampir Rp 1 juta. Nanti, kita lihat mana yang benar,” tandas (day) Helyawati.(day)
Baperjakat Dinilai Mandul K epala Dinas ttak ak Diganti-ganti Kepala PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Dalam waktu dekat ini, DPRD Pangkalpinang akan memanggil Sekda Pangkalpinang Hardi selaku Kepala Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) Pemkot Pangkalpinang. Hal itu, terkait kebijakan Walikota Pangkalpinang Zulkarnain Karim yang tidak mengganti sejumlah kepala
dinas dan kepala bagian, yang sudah menjabat lebih dari lima tahun. “Malah ada yang sampai tiga belas tahun seperti Kepala Dinas PU Pangkalpinang. Kalau tidak diganti-ganti, ada apa dengan pejabat itu. Akhirnya, tidak ada regenerasi di dinas tersebut. Kalau begitu, pemimpin di pemkot tidak berhasil melakukan regenerasi,” kata Wakil Ketua
Dijual Bibit Sawit Bersertifikat Dealer: CS-CELL, Belitung, Citra Jaya Murni, Well Cell, Grand Cell, Cell, Rajawali, Yung-Yung,
Toboali, Edline-Mentok, Mandalawww.mitomobile.com
Baru, Haisiang Phone, Arianto Cell, Fie Cell, Alunk Cell, Mega Cell, DJ
Pangkalpinang, One World Mentok, Terang Cell-Sungailiat.
Jenis Marihat Dampi Usia 1 s/d 1,5 Tahun Berminat Hub : ERNI (0717) 92391 Hp 0812 7301 732
TG TRADISI GROUP JAKARTA
DPRD Pangkalpinang Irianto Tahor, Rabu (5/5) di ruang kerjanya. Dia mengaku sudah membicarakan kondisi tersebut ke walikota langsung. Menurut walikota, ujar Irianto, tidak ada aturan yang mengatur jabatan tersebut. Irianto paham, kebijakan itu sepenuhnya ditentukan walikota selaku pemangku kebijakan. Meski secara birokrasi, peneta pan jabatan harus melalui Baperjakat yang dipimpin sekda. “Kami sekadar memberi masukan ke walikota sesuai aspirasi dari masyarakat. Guna membahas hal ini, kita akan agendakan untuk memanggil sekda,” ujarnya. Ditambahkan Ketua Komisi A DPRD Pangkalpinang Dodi Kusdian, pihaknya sudah memanggil BKD Pangkalpinang terkait penempatan pejabat tersebut. Dodi menilai, Baperjakat Pangkalpinang tidak memiliki peran maksimal. Seharusnya, fungsi Baperjakat akan menempatkan pegawai sesuai kompetensinya dan ada regenerasi.
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya
Hj. ALBARINA BINTI SIMIN Dalam usia 80 tahun Ibunda H. Eko Maulana Ali Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
Semoga Almarhumah diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
KARLI BOENYAMIN EFFENDI SURYONO
NOMOR TELEPON PENTING
De wan P anggil Sekda Dew Panggil
POLISI : Polda Babel 435577 Sat Pidum 081373138777 Sat Piter 081278777700 Sat Pikor 081278733300 Polresta Pangkalpinang 432010-432110 Polsek Pangkalanbaru 423977 KPPP Pangkalbalam 424030 Kodim Bangka 431959 EMERGENCY: Pos Kebakaran 113-081933352725 Ambulans 118 RUMAH SAKIT: RSUD Depati Hamzah 422693 RSBT 421091 RS Bhakti Wara 422605.
“Baperjakat fungsinya mandul. Kepala dinas ada belasan tahun tidak diganti-ganti. Belum lagi untuk pejabat eselon III, kurang regenerasi,” tukasnya. Serupa disampaikan anggota Komisi A lainnya, M Rusdi yang menyebutkan, BKD Pangkalpinang menyatakan lima tahun waktu bagi pejabat eselon II dan III menduduki jabatan. “Walikota harus kaji lagi pejabat-pejabat saat ini. Perlu reformasi pejabat yang menempati SKPD. Untuk itu, pejabat tidak hanya paham satu bidang SKPD saja. Jadi mereka bisa dirotasi ke SKP lain,” tandas Rusdi. Bila tak pernah ada pergantian kepala SKPD, kata Rusdi, kecil kesempatan pejabat eselon III untuk dipromosikan naik jabatan. Sehingga, SDM di Pemkot Pangkalpinang tidak kehabisan kreatifitas dan inovasi. Harus Mutasi Kabid Mutasi BKD Pangkalpinang Yudi Suhasri, Kamis (6/ 5) mengatakan, tidak menapik bila dalam aturan pejabat struk-
Target P ar kir 20 10 Par arkir 201
Terbesar dari Tepi Jalan Umum PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Sejauh ini belum ada pemasukan retribusi parkir Plaza Ramayana ke kas daerah. Padahal tahun ini ditargetkan Rp 134 juta. Kadis Perhubungan dan Telematika Pangkalpinang Ridwan Damanik mengatakan, parkir di tempat itu sudah diserahkan ke pihak swasta untuk mengelolanya. “Tetapi sampai sekarang belum ada pemasukan ke pemkot,” katanya, Kamis (6/5). Sedangkan dari data Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Daerah (DPPKD) disebutkan, retribusi parkir banyak berasal dari tepi jalan umum sebesar Rp 46,8 juta dari target Rp 225 juta. Perolehan itu dari pemasukan selama triwulan pertama 2010. Meski demikian, jumlah itu belum mencapai target 25 persen dalam periode tersebut. Selama triwulan 2010 ini, parkir Pantai Pasir Padi diperoleh Rp 11 juta dari target Rp 30 juta, RSUD Depati Hamzah Rp 4,3 juta dari target Rp 20 juta. “Di TPI Ketapang target untuk 2010 sebesar Rp 30 juta diperoleh selama tiga bulan pertama Rp 7 juta,” jelas Kabid Pendapatan DPPKD Tohap Hutagalung. Retribusi parkir tersebar di jasa umum, jasa usaha dan perizinan tertentu. Secara keseluruhan pada tiga bulan pertama tahun ini, jasa umum diperoleh pemasukan Rp 500 juta dari target Rp 8,9 miliar. Jasa usaha masuk ke kas daerah Rp 206 juta dari target Rp 1,2 miliar dan diperoleh Rp 595 juta dari target Rp 2 miliar untuk perizinan tertentu. (day) PT PLN (PERSERO) WILAYAH BANGKA BELITUNG CABANG BANGKA
BANGKA POS/DOK
suntikan terhadap Septian yang diakui Mahani membayar Rp 50 ribu bukan untuk tes darah melainkan mantoux, yang berguna memasukan vaksin ke tubuh pasien. Tetapi, diakui oleh perawat uang tersebut dikembalikan lagi. Sedangkan, permintaan pulang pasien disebutkan karena Septian sudah berangsur sehat. “Septian mengidap penyakit paru, sama dengan TB. Pasien bisa menjalani perawatan di rumah dan mengkonsumsi obat secara rutin. Obat yang diberikan generik karena dia masuk Jamkesmas. Askeskin tidak ada lagi beda vendor sekarang,” jelasnya. Penjelasan Tito bertolak belakang dari pengakuan
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Pihak RSUD Depati Hamzah Pangkalpinang membantah bila pasien Muhammad Septian (11), warga Gandaria 1 RT 7 RW 3 Kacangpedang, dikenakan biaya membeli obat sampai Rp 1 juta. Justru Septian diberikan resep obat generik dan hanya mengeluarkan uang Rp 10 ribu untuk obat sanmol dan puyer racikan. Obat lainnya gratis tanpa dikenakan biaya sedikitpun. “Malah tadi orang apotik bilang, pak Mahani orangtua Septian diberi uang Rp 100 ribu. Karena tahu itu pasien kurang mampu,” kata Humas RSUD Depati Hamzah, Tito dan Septia, Kamis (6/5). Tito menambahkan,
Malah ada yang sampai tiga belas tahun seperti Kepala Dinas PU Pangkalpinang. Kalau tidak digantiganti, ada apa dengan pejabat itu Irianto Tahor Wakil Ketua DPRD Pangkalpinang
2
JUMAT, 7/05
shubuh
tural menduduki jabatan dua hingga lima tahun. “Memang dalam aturan yang dijabarkan dari PP yang turunan SK BKN, harus ada rotasi pejabat bila sudah lima tahun menjabat. Baperjakat memberi rekomendasi, tetapi sepenuhnya keputusan itu ada di tangan walikota,” jelasnya. Disinggung kinerja Baperjakat mandul, Yudi tidak bisa membantahnya. Menurutnya, Baperjakat sudah menjalankan tugas sesuai prosedur, selanjutnya hak prerogatif walikota menjalankan kebijakannya. (day)
kota
jam
Pemilik Ganja Didenda Rp 1 M GARA-GARA memiliki ganja, Apriyanto (17) pelajar salah satu SMK di Pangkalpinang, didenda Rp 1 miliar dan divonis 2,5 tahun kurungan, Kamis (6/5) di PN Pangkalpinang. Vonis yang dijatuhkan majelis hakim lebih rendah dari tuntutan JPU Theodora yang menuntut Apriyanto dengan tiga tahun kurungan dan denda Rp 1 miliar pada persidangan Kamis (24/4) lalu. Apriyanto yang terbukti melanggar dan melawan hukum, dengan sengaja menyimpan dan memiliki ganja. Terdakwa dititipkan ganja oleh Yadi (DPO) berupa ganja dan kemudian tertangkap aparat. Terdakwa dikenakan pasal 114 (1) UU No (k12) 35 tahun 2009 tentang narkotika.(k12)
Buruh Bangunan Div onis Lima TTahun ahun Divonis PAISAL (16), buruh bangunan, dijatuhi hukuman lima tahun dengan denda Rp 60 juta oleh majelis hakim dalam persidangan, Kamis (6/5) di PN Pangkalpinang. Putusan majelis hakim lebih rendah dari tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Aji, yang menuntut Paisal selama enam tahun kurungan. Paisal dikenakan dua pasal, yaitu pasal 81 ayat 1 UU No 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak, serta melanggar pasal 368 ayat 1 KUHP tentang (k12) pemerasan dan pencabulan.(k12) Informasi PLN : (0717) 422713 Ext. 123 (0717) 438619 123 Bebas Pulsa
PENGUMUMAN
Sehubungan dengan adanya pekerjaan jaringan pada pagi hari antara pukul 08.00 s/d 17.00 dan kekurangan daya mampu PLTD pada sore hari pukul 17.30 s/d malam hari pukul 23.30, maka akan dilakukan pemadaman sesuai jadual berikut: Tanggal
Waktu
Daerah Pemadaman
Pangkal pinang
Jumat, 07 Mei 2010
17.30 s/d 20.30
Sungailiat
20.30 s/d 23.30
Pangkal pinang
Keterangan
Sudirman, Pasar, Pasir Putih, Pegadaian, Muhidin, Kp. Merawang, Kenanga, Karang Panjang, Rebo, Sudirman, Parit Padang, Tunghin, Kihin, Pekir, Pasar, Tj. Pesona, Yos Sudarso, Nelayan, Kp. Cokro, Terminal, Batin Tikal,
Pemadaman karena daya mampu kurang
Jl. Mentok, Perumnas Kace, Parit Lalang, Girimaya, Bukit Intan, RSUD, Bangka Asri, Kampung Dul, Bandara,
Jadwal tersebut di atas dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu sesuai situasi dan kondisi. Demikian kami sampaikan, mohon maaf atas ketidaknyamanan pelanggan akibat pemadaman ini. Harap maklum dan atas pengertiannya diucapkan terima kasih. ttd, PLN (PERSERO), WILAYAH BANGKA BELITUNG, CABANG BANGKA
Sat Reskrim Polresta Pangkalpinang 081367591111 Polsekta Taman Sari 423332 Polsek Bukit Intan 424348 Tagana 439080 Gangguan PDAM 422284 Gangguan PLN 422713 Bandara 436296
serumpun sebalai
BANGKA POS
Gudang Miras Disegel Q
Berisi Ribuan Dus Miras
PANGKALPINANG, BANG1999 hingga 2007. Begitu juga KA POS -- Gudang minuman dengan tanda daftar perusakeras (miras) milik PT haan (TDP) berlaku Sentosa di Kelurahan tahun 2002 hingga 2007. Dul Kecamatan Izin gudang dan izin Pangkalanbaru disegel lainnya tidak ada sama aparat Polsektif sekali. Pangkalanbaru, Kamis “Kita melakukan (6/5) sekitar pukul penyelidikan dulu, se14.00 WIB. telah diketahui tidak HENDRA Penyegelan gudang memiliki izin baru kita Jarot yang berisi 42.739 dus lakukan pengamanan,” dan krat berbagai jenis miras kata Jarot. tersebut dilakukan karena izin Karena barang bukti begitu yang dimiliki PT Sentosa sudah banyak maka tidak semuanya kedaluarsa. yang disita. Sedangkan barang Kapolresta Pangkalpinang yang lainnya tetap berada di AKBP Margiyanta, melalui gudang dan disegel dengan Kapolsektif Pangkalanbaru menggunakan police line. Iptu Jarot, ketika dikonfirma“Barang bukti tidak kita si harian ini menjelaskan sebawa semuanya. Hanya bemula pihaknya ingin melakuberapa saja untuk sampel. kan razia guna memberantas Gudangnya kita segel dengan penyakit masyarakat. Namun memasangkan police line,” ujar saat memeriksa gudang milik Jarot. PT Sentosa ternyata izinnya Sementara itu, Susanti, pesudah kedaluarsa. milik gudang, ketika dikonfir“Izinnya ada, tapi sudah masi harian ini belum mau tidak berlaku lagi. Karena izinberkomentar mengenai nya tidak lengkap, maka kita penyegelan gudang tersebut. segel dulu,” ujar Iptu Jarot ke“Surat izin kita ada, tapi pada harian ini, Kamis (6/5). sudah mati. Tadinya masih diLebih lanjut dikatakan Jarot, urus di kantor camat. Tapi engsurat izin tempat usaha (SITU) gak tahu kenapa, sampai yang dikantongi PT Sentosa sekarang belum keluar juga. hanya berlaku pada tahun Kita ngurusnya sudah sejak tiga
PRAKIRAAN CUACA JUMAT, 7 Mei 2010 keterangan:
3
GOLONGAN C kandungan Etanol diatas 20 Persen dilarang dijual di Pangkalpinang.
DEWAN PIMPINAN WILAYAH
PARTAI BULAN BINTANG
PARTAI BULAN BINTANG PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya
Hj. ALBARINA BINTI SIMIN Dalam usia 80 tahun Ibunda H. Eko Maulana Ali Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
dan
BASARI BIN MADJID Dalam usia 87 tahun Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
Semoga Amal Ibadah Keduanya diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
Ir. M. Azrul Azwar Ketua
Sarpin, SE Ketua MPW
Remil Yanus Sekretaris
Cerah
Berawan
Hujan Ringan
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Kebutuhan listrik di Bangka Belitung yang tak pernah tercukupi hendaknya menjadi perhatian yang serius bagi PLN. Berdasarkan data yang ada Bangka Belitung kekurangan daya listrik sebesar 170 megawatt, sedangkan kebutuhan sebesar 291 megawatt. “Rencana PT PLN akan memasok listrik sebesar 30 megawatt di daerah Air Itam yang sekarang kondisinya sudah berjalan sekitar 70 persen. Hal itu terasa masih sangat kurang sekali.Ditambah lagi kondisi mesin pembangkit listrik yang ada di Merawang dari sepuluh pembangkit hanya lima yang berjalan, kondisi seperti ini sangat memprihatinkan ,” ungkap Kabid Migas dan Energi Ditamben Provinsi Babel, Taufik, Rabu (5/5). Menurut Taufik, pemasalahan listrik merupakan kewenangan dan tanggung jawab PT PLN, sedangkan Distamben hanya merencanakan dan mendorong agar PT PLN mengatasi krisis listrik di Babel. “Jadi Babel sudah ditetapkan dalamkondisikrisislistrik.Adanya penetapan kondisi krisis ini berarti PLN dapat mengadakan, melaksanakan dan lain sebagainya yang berhubungan dengan listrik tanpa proses yang rumit lagi. Hal ini berlaku satu tahun, jadi sekarang ini tinggal PT PLN bagai mana ia bergerak,” kata Taufik. Hal itu, kata Taufik, diperkuat dengan Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral nomor 2 tahun 2010 tentang daftar proyekproyek percepatan pembangunan pembangkit tenaga listrik yang menggunakan energi terbarukan, batu bara dan (k8) gas serta transmisi terkait.(k8)
Dewan Undang Direksi Sriwijaya Air PANGKALPINANG, BANGnambah rute PangkalpinangKA POS -- Komisi II Belitung sudah merupakan keharusan. Dalam DPRD Provinsi Babel artian bahwa sudah sebakal mengundang harusnya Belitung juga pihak Maskapai Penerdiperhatikan sebagai bangan Sriwijaya Air salah satu daerah Babel. terkait rencana pemApalagi Belitung merubukaan rute Pangkalpipakan icon pariwisata nang-Tanjungpandan. BANGKA POS/DOK Ketua Komisi II Andri Jaya Babel. “Selama ini, transporDPRD Babel, Andri Jaya tasi yang digunakan hanyalah kepada sejumlah wartawan lintas laut. Dan ada bulanmenyatakan dengan adanya bulan tertentu yang rentan tak rencana Sriwijaya akan me-
4-20 24-31 oC 67 - 97
Cerah Berawan
SELAT BANGKA BAG. UTARA
SELAT BANGKA BAGIAN SELATAN
Angin : Utara-Selatan, 10-20 Tinggi Gelombang Rata-rata: 0,5-1,3
Angin : Tmr Laut-Selatan, 10-23 Tinggi Gelombang Rata-rata: 0,3-1,0
JALUR GELASA
Angin:Timur -Selatan, 10-20 Tinggi Gelombang Rata-rata: 0,3-1,0
Andi Fernandes sendiri mengakui dan terbukti telah bersalah melakukan penganiayaan dan harus mempertanggungjawabkannya. Adapun hal yang dapat meringankan terdakwa yaitu, terdakwa belum pernah terlibat
“Ini menandakan adanya rekayasa kasus, sengaja ingin melindungi oknum kepolisian yang bobrok. Jadi tidak ada lagi rasa keadilan bagi masyarakat. Bagaimana jika kita hal ini menimpa kita,” (k12) ungkap Zainul.(k12)
masalah hukum dan juga merupakan anggota Brimob, selaku penegak hukum. Terpisah, Pengurus Permahi Babel, Zainul, merasa kecewa terhadap putusan majelis hakim terhadap Andi Fernandes.
Atasi Krisis Listrik
GOLONGAN A kandungan Etanol 1-5 Persen dijual Dihotel Melati, restoran, bar dan cafe GOLONGAN B kandungan Etanol 5-20 persen hanya dijual hotel berbintang.
Utara-Timur Temperatur Kelembaban
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Andi Fernandes, oknum Brimob Polda Babel divonis majelis hakim hukuman dua bulan 15 hari kurungan, Kamis (6/5), di PN Pangkalpinang. Andi Fernandes diseret ke pengadilan setelah melakukan penganiyaan terhadap warga sipil Fefi (23) warga Bukit Merapin. Sebelumnya pada sidang Kamis (8/4), JPU menuntut lima bulan kurungan bagi Andi Fernandes. Dalam persidangan yang dipimpin Hakim Ketua Hendro Suseno, terungkap terdakwa telah melakukan penganiayaan yang tertuang dalam pasal 351 ayat 1 KUHP. Berdasarkan keterangan saksi, terdakwa dengan sadar telah memukul kepala dan muka korban, diperkuat dengan hasil visum.
Jenis Miras dan Tempat Penjualan
2
BELITUNG
Tmr Laut-Tenggara 4-18 Temperatur 25-33 oC Kelembaban 64 - 95
3
Oknum Brimob Divonis
bulan lalu,” ungkap Susianti. Susanti juga mengatakan izin diurus oleh petugas Kecamatan Pangkalanbaru yang datang ke kantornya. Padahal pihaknya telah mengeluarkan dana sebesar Rp 3,5 juta namun izin belum keluar juga. “Saya juga lupa siapa nama petugasnya. Waktu itu dia sendiri yang menawarkan jasa untuk mengurus surat izin usaha saya ini. Kalau sudah begini, saya jadi rugi,” kata Susanti. Penyegelan yang dilakukan aparat disaksikan Ketua RT 14, Kwan Men (57). “Kalau gudang ini sudah lama, sejak tahun 1975-an. Dulunya dikontrakkan sama orang lain untuk minuman bravo. Tapi kemudian dipakai oleh pemiliknya sendiri,” kata Kwan Men. (j1)
1
BANGKA
JUMAT 7 MEI 2010
bisa dilalui karena faktor cuaca. Dengan akan adanya lintas udara ini, akan menjadi alternatif baru untuk ke Belitung maupun ke Pangkalpinang,” kata Andri ditemui di sela-sela rapat paripurna, Rabu (5/5). Untuk itu, jelas Andri rencana mengundang Direksi Sriwijaya Air ini, lebih dikarenakan untuk melakukan sebuah kerjasama. Bila perlu adanya penanaman modal. “Kita harap pemerintah juga segera menindaklanjuti rencana maskapai Sriwijaya ini. Bila perlu modal Rp 1 miliar yang ada di Riau Airline dicabut dan digantikan ke Sriwijaya Air saja. Karena kita menanam modal untuk mendapatkan keuntungan,” jelasnya Apalagi, lanjut Andri, pemilik Sriwijaya Air adalah putra daerah sendiri. Bahkan perencanaan untuk penambahan rute ini, bertepatan dengan program Visit Babel Archipelago 2010. Sebelumnya Presiden Direktur Sriwijaya Air, Chandra Lie berencana akan menambah rute penerbangan seiring dengan adanya tambahan tujuh unit pesawat. “Mudah-mudahan di Tahun 2010, rute pangkalpinang-Tanjungpandan akan dibuka. Sehingga Sriwijaya akan merajut dua pulau,” ujar Chandra sembari berharap adanya kerjasama dengan pemerintah (i2) daerah.(i2)
SUZUKI....
Atau DP
9
*
Adalah Pilihan yang Tepat! mulai Lebih Stylish dan banyak Variannya! JUTAAN Buruan Kunjungi Dealer Kami! Bunga Mulai
0%*
- New SX4 : Talang Air, Sarung Jok, Spoiler (Khusus pembelian Bulan Mei) - Estilo : DP 9 Jt an + V Kool / Cash Back 10 Jt + V Kool
Periode s/d 30 Juni 2010
Atau
FREE
Asuransi All Risk 2 Tahun
atau BONUS l* Motor + V Koo
LAUNCHING NEW SX4 LOCATION : SHOWROOM PT JAGORAWI MOTOR TGL. 8 MEI 2010
Hubungi :
PT. JAGORAWI MOTOR Main Dealer Mobil Suzuki
Jl. Jend. Sudirman No. 8 (Samping Puncak) Telp. (0717) 437997, 437998, Fax. (0717) 437997 Pangkalpinang - Bangka
Hadi Herdi Bambang Remon Afen Sandy Wizan
*)Syarat dan ketentuan berlaku.
: : : : : : :
081368511775 085273458600 081367706699 08117177166 085273637148 085268118833 085267457474
Tersedia Bengkel Mobil Suzuki Dan Suku Cadang Asli Telp . (0717) 431010, 08127177192
FRAKSI GAN
DPRD KOTA PANGKALPINANG Menyampaikan :
BERGARANSI
Baik Tua Maupun Muda
Menyembuhkan Keluhan Mata seperti : -
KATARAK RABUN JAUH/DEKAT MIN/PLUS RABUN SENJA MATA MERAH/BERAIR KABUR AKIBAT DIABETES BUTA WARNA DLL BERGARANSI
Cukup 1x pengobatan dalam tempo s/d 15 hari, Anda akan melepas kacamata Buka jam : 08.00 s/d 20.00 WIB hari libur/Minggu tetap buka
Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999
Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/332/DINKES/III/2010
Khusus mengobati pria yang tidak jantan, hasil sangat memuaskan Mengobati Impotensi, Lemah syahwat, Ejakulasi dini, Kurang gairah, Kurang perkasa, tambah ukuran, yang tidak punya keturunan diusia tua atau muda dan yang berkaitan dengan kencing manis Ramuan tradisional dari india tanpa efek samping cukup 1x pengobatan, Anda dijamin sembuh untuk selamanya
Buka : 08.00 s/d 20.00 WIB Hari Minggu tetap buka, Izin Dep.Kes.RI. 177.2001 Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 + 500 m setelah Sukma Foto Garuda Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999 Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/2375/DINKES/X/2010
WALK IN INTERVIEW BANGKA POS - Kelompok Koran Daerah Kompas Gramedia, membutuhkan tenaga kerja yang dinamis dan menyukai tantangan untuk mengisi posisi :
MARKETING SIRKULASI ( MS )
Kualifikasi : 1. Laki Laki pendidikan minimal SMU/sederajat 2. Memiliki kendaraan sendiri 3. Berpenampilan menarik, komunikatif, dan suka tantangan 4. Berani kerja dengan target 5. Memiliki Pengalaman sales Lamaran lengkap (CV, pas foto berwarna 2 lembar, foto kopi KTP) diantar dan Langsung Interview ke : Kantor Harian Pagi BANGKA POS Jalan Abdurrahman Siddik No. 1B Pangkalpinang Hari/Tanggal : Jumat, 7 Mei 2010 Pukul : 09.00 sd 14.00 WIB
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya Dalam usia 87 tahun Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Semoga Almarhum diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
Rinaldi Abdullah, SE Ketua
Dapatkan INNOVA
DIESEL
dan Pilih Sendiri Hadiahnya :
- Cash Back 5 Jt an + Blackberry Bold 9700 atau Notebook
Hubungi :
Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 86 Pangkalpinang, Telp. (0717) 437687, 437688 Fax (0717) 437687
Hp. 081367799007 (Mei Li) - 081271370008 (Wira) - 081367455533 (Megah)
Booking Service Hubungi : Sudiansyah/ Dedek (0717) 422920
4
BANGKA POS JUMAT 7 MEI 2010
pemilukada
BERITA DUKA CITA Telah meninggal dunia dengan tenang pada hari Rabu, 5 Mei 2010 pukul 19.45 WIB di RS. Harapan Kita, Jakarta. Anak, Menantu, Suami, Papa, Saudara kami yang tercinta:
JOHNNY HIDAYAT/ HIE KIUN FONG Pembina Yayasan Pendidikan Swadaya Dalam usia 62 Tahun
TEDDY MALAKA
AMBIL FORMULIR - Salah satu perwakilan pasangan calon yang akan maju dalam Pemilukada 2010 di Bangka Tengah mengambil formulir pencalonan di kantor KPU Bangka Tengah, Rabu (5/5/2010). Pada hari tersebut ada tiga pasangan calon yang mengambil formulir di KPU Bateng, yakni Abdi (Abu Hanifah dan Didit Srigusjaya), Berpatri (Erzaldi dan Patrianusa) dan Musa (Ahmad Mughni dan Wirtsa Firdaus).
DPS Hasil Perbaikan 117.853
TOBOALI, BANGKA POS POS-Jumlah daftar pemilih sementara (DPS) di Bangka Selatan (Basel) hasil perbaikan yang siap diplenokan menjadi daftar pemilih tetap (DPT), sekitar 117.853 mengalami penambahan yang cukup besar sekitar 11.313 dari DPT Pileg 106.540 dan sekitar 2.662 dari DPT Pilpres 115.191. Hal ini menjadi bahan kewaspadaan masyarakat. Pasalnya, bisa terjadi manipulasi data pemilih. Dan daerah yang rawan manipulasi data pemilih yakni di daerah kepulauan. Hal ini disampaikan oleh, Anwar, kepada Bangka Pos Group, belum lama ini. Anwar menjelaskan bahwa pihaknya sebagai masyarakat yang mengingi-
Data Pemilih Bangka Selatan Kecamatan TOBOALI TUKAK SADAI LEPONG AIR GEGAS PAYUNG SIMPANG RIMBA PULAU BESAR
Juml Pddk
DPT Pilpres
DP4
DPS HP
58.569 8.091 10.457 34.332 17.125 19.283 7.941
42.097 7.051 8.295 25.237 12.543 14.257 5.711
43.086 7.204 8.488 25.877 12.829 14.628 5.879
43.287 7.140 8.121 25.808 12.788 14.762 5.947
Kami yang berdukacita : Papa Mama
: Hie Jatt San (Alm.) : Bui Bu Moi
Papa Mertua Mama Mertua
: Lie Se Chu : Bong A Giok
Istri : Aitie Pratiwi Hidayat/Lie Ai Tie
SUMBER : KPUD BASEL
kan pesta demokrasi berjalan jujur dan adil mengharapkan agar dihindari terjadinya manipulasi data pemilih. Anwar mengharapkan agar pihak KPUD Basel betul-betul independen, tidak memihak salah satu kandidat sehingga tidak terjadi hal-hal yang tidak
diinginkan dalam pemilukada. Kepala Divisi Humas dan Hubungan Antar Lembaga KPUD Basel, Tarmizi Jemain, kepadaBangkaPosGroup,menjelaskan bahwa tahap pemutakhiran data pemililih kini sedang memasuki masa verifikasi untuk penetapan daftar pemilih tetap. (J2)
Pasangan Lolos Verifikasi
KPUD Basel Umumkan Secara Resmi TOBOALI, BANGKA POS -Setelah menetapkan dua pasangan calon bupati dan wakil bupati, Justiar NoerUmar Mansyur, JamroNursyamsu lolos verifikasi melalui rapat pleno, Rabu (5/ 5), KPUD Bangka Selatan (Basel) kemudian melakukan pengumuman hasil rapat pleno lewat media massa. Ketua Pokja Pencalonan KPUD Basel, Aloi Kamarasyid, kepada Bangka Pos Group, menjelaskan bahwa sesuai dengan aturan, pihak KPUD hanya mengumumkan hasil pleno penetapan calon, pasangan yang lolos melalui media massa. Sedangkan pemberitahuan tertulis kepada masing-masing pasangan
Jenazah disemayamkan di rumah duka Yayasan Sentosa, Jalan Soekarno Hatta Pangkalpinang dan akan dimakamkan pada hari Sabtu, 8 Mei 2010 pukul 11.00 WIB.
atau pun partai dan tim sukses tidak dilakukan. “Sesuai dengan aturan yang ada, tidak mewajibkan pihak KPUD memberikan informasi tertulis terkait hasil rapat pleno penetapan calon yang lolos verifikasi. Akan tetapi pemberitahuan akan diumumkan lewat media masa dan merupakan pengumuman yang resmi,” ungkap Aloi. Aloi menjelaskan bahwa pihaknya sekarang sedang mempersiapkan tahapan penetapan nomor urut dua pasangan yang lolos yang akan maju dalam Pemilukada Bangka Selatan, Juli nanti. “Berdasarkan aturan yang ada, tahapan penetapan nomor urut pasangan akan dilakukan
melalui rapat pleno terbuka dan wajib dihadiri oleh pasangan calon bupati dan wakil bupati, wakil partai atau gabungan partai pengusung, Panwaslu dan media massa dan tokoh masyarakat,” ungkap Aloi. Aloi menambahkan bahwa sesuai dengan jadwal tahapan pemilukada, pihaknya akan melakukan pleno terbuka penentuan nomor urut pasangan, Sabtu (8/5) di kantor KPUD Basel yang diawali dengan tahapan penetapan DPT. Aloi mengharapkan agar kerjasama dan koordinasi yang baik dari semua pasangan, tim sukses serta partai ataupun gabungan partai pengusung untuk mengikuti tahapan pemilukada dengan baik. (J2)
Tim Turba PHC Silaturrahmi MUNTOK, BANGKA POS -- Tim Turba Parhan Center (PHC) berkunjung ke Desa Simpang Gong Kecamatan Simpangteritip, Kamis (6/5) sore. Selain bersilaturrahmi dengan warga Simpang Gong, pada kesempatan tersebut H Parhan Ali juga memberikan bantuan perlengkapan olahraga secara simbolis kepada pemuda setempat. “Bantuan ini merupakan salah satu upaya kita bersama dalam meningkatkan minat dan bakat kalangan pemuda Desa Simpang Gong Kecamatan Simpangteritip,” kata Parhan. Selain itu, lanjutnya, kemajuan suatu desa
tak lepas dari kerjasama antara golongan muda (pemuda) dan golongan tua, para tokoh agama, tokoh masyarakat, dan ibu-ibu majelis taklim. Pada kesempatan itu, Parhan juga berdialog dengan masyarakat yang hadir. Tidak hanya itu, Parhan dan rombongan juga menyempatkan diri mengunjungi Taher (73), warga Desa Simpang Gong, yang menderita sakit gula darah hingga tak bisa berjalan. Parhan berharap agar Taher mendapatkan pelayanan kesehatan guna menyembuhkan penyakit yang dideritanya. (k10)
Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun
Segenap Pimpinan, Manajemen dan Staf
PT. KARINI UTAMA CRUMB RUBBER FACTORY Jl. Raya Mentok KM. 20 Desa Kemuja, Kec. Mendo Barat Telp. (0717) 435333/081373231088
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Berpulangnya Ke Rahmatullah
Dalam usia 87 tahun Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Semoga Almarhum diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
Anak : - Rusmin Hidayat, S.Kom/Hie Min Ming - Shinta Hidayat, SE/Hie Sian Mei Adik : - Hie Tjit Lie (Alm.) - Iskandar/Hie Yun Fong - Sunlie/Hie Sun Lie - Alphin Himawan/Hie Phin Fong - Leonda Hasan/Hie Fen Fong - Benny Darmawan/Hie Pang Fong
Adik Ipar : - Sulaiman - Tjhin Khiuk Tin (Alm.) - Soedyono - Ho Wan Cin - Susy - Tina
Beserta segenap family
serumpun sebalai
BANGKA POS
Novila Resort Dituding Bermasalah Q Tanpa Izin Amdal
SUNGAILIAT, BANGKA POS -- Walaupun bangunannya sudah berdiri dan terkesan megah, namun Hotel Novila Resort di lingkungan Kampung Pasir Kelurahan Sungailiat dituding bermasalah karena tidak memiliki izin Amdal. Sejumlah pihak, termasuk aktivis pemerhati lingkungan hidup di Kota Sungailiat menyoroti keberadaan hotel tersebut. Mereka mensinyalir pembangunan Novila Resort terbentur masalah izin Amdal dan operasional hotel ini dianggap telah melanggar prosedur maupun peraturan yang berlaku saat ini. “Hasil pengecekan kita memang kawasan sepadan lindung pantai sudah dirambah oleh pihak hotel. Kini kondisinya sudah berdiri bangunan seperti tambak dan rumah-rumah pondok. Semestinya bangunan tersebut tidak boleh berdiri di kawasan itu apalagi informasi yang kita dapat izin Amdalnya belumlah dimiliki oleh pihak hotel (Novila Resort-red),” kata aktivis lingkungan hidup dari LSM Hamass Babel Amhar Harun kepada Bangka Pos Group di Sungai-
liat, Rabu (5/5). Amhar mengaku, pihaknya merasa miris karena pihak Manajemen Novila Resort masih menjalankan kegiatan perhotelan sementara persoalan perizinan belum dilengkapi. Salah seorang manajer di Novila Resort, Hari, saat dikonfirmasi Bangka Pos Group, Selasa (4/5) sore, membenarkan bahwa hotel itu belum memiliki izin Amdal. “Permasalahannya memang itu. Dan itu masih dalam proses,” ungkap Hari singkat. Hal senada diungkapkan rekan kerjanya, Ivan. Ivan menambahkan, hotel tempatnya bekerja sebenarnya telah mengantongi sejumlah izin termasuk izin menyangkut masalah lokasi hotel (Novila Resort). Namun ia mengaku, izin Amdal belum dimiliki oleh pihak manajemen hotel. “Baru-baru ini kita sempat dipanggil ke DPRD Bangka, ya menyangkut masalah izin itulah. Sebab selama ini yang mengurus untuk segala perizinan saya, dan saya tahu persis masalah hotel ini,” tegasnya. Terpisah Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bangka melalui
Kepala Seksi (Kasi) Objek Wisata Indrata Yusaka saat dikonfirmasi mengenai izin Amdal Hotel Novila Resort, tak menampik hotel tersebut saat ini bermasalah. “Masalah itu sudah lama kita ketahui dan masalah perizinan yang kita keluarkan atau izin kepariwisataan sudah kita keluarkan kepada mereka, tidak ada masalah. Nah, untuk masalah Amdalnya kan itu kewenangan pihak Badan Lingkungan Hidup,” ungkap Indrata saat ditemui di kantornya, Rabu (5/5) pagi. Ia menambahkan, alasan pihaknya menerbitkan izin kepariwisataan dikarenakan mengacu kepada surat-surat perizinan lainnya yang sudah dimiliki pihak manajemen Novila Resort, kecuali izin Amdal. Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Bangka Fredy Asmanto membantah kawasan sepadan lindung pantai yang kini kondisinya telah berdiri bangunan berupa tambak ikan dan pondok rumah yang dibangun oleh pihak hotel itu bermasalah. “Kawasan itu kan tidak ada permasalahan dan sekarang masih dalam proses izin Amdalnya,” kata Fredy saat dihubungi melalui ponselnya Rabu (5/5) siang. (rap)
Atlet Babel Mendulang Emas PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Kontingen Babel berhasil mendulang tiga medali emas dan dua medali perak serta satu medali perunggu dalam Kejuaraan Nasional Atletik Remaja dan Yunior 2010 di Stadion Madya Senayan Gelora Bung Karno, Jakarta. Tiga medali emas diperoleh dari cabang jalan cepat yunior putri atas nama Sri Radita, lempar lembing remaja putri atas nama Sulistini serta lompat tinggi yunior putri atas nama Dwi Putri Juniati. Sedangkan medali perak diraih dari cabang tolak peluru remaja putra atas nama Ifles dan lompat jangkit remaja putra M Oza Areba. Sementara satu medali perunggu dari lari gawang 100 meter yunior putri atas nama Rohimayati. Dalam kejurnas kali ini PASI Babel mengirimkan 22 Atlet dengan lima official dan pelatih. Ketua KONI Babel, Suharli Tahor, kepada harian ini, Kamis (6/5), mengatakan rencananya Jumat (7/6) pagi akan turun atlet dari nomor jalan cepat remaja Putri Uesi Suratina, Nulan Lestari pada lompat jauh yunior putri dan Dwi Riski Ambarwati dalam nomor lempar cakram remaja yunior putri. Suharli merasa optimis para atlet tersebut akan menambah perbendaharaan medali bagi Kontingen Babel. “Insya Allah, atlet Babel akan dapat mendulang emas. Dimana kita merasa optimis akan dapat menyumbangkan lima medali emas dari yang kita (rya) targetkan,” tukas Suharli.(rya)
Dimana Anda Menginap
JUMAT 7 MEI 2010
5
Agenda Banmus Jadi Perdebatan PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Penyampaian jadwal agenda dewan dalam rapat paripurna penyampaian nama-nama anggota pansus dan anggota banleg, Rabu (5/ 5) di Gedung DPRD Babel diwarnai perdebatan sengit antar sesama anggota DPRD. Perdebatan itu mengenai pembahasan anggaran pendahuluan sebelum perubahan APBD 2010. Sebagian anggota dewan meminta agar dibahas terlebih dahulu di Badan Anggaran (Banggar). “Kita meminta dalam pembahasan anggaran ini, tidak di bahas terlebih dahulu di tingkat pimpinan baik itu fraksi, komisi dan pimpinan dewan. Tetapi yang lebih berwenang adalah dibahas di Banggar terlebih dahulu,” kata Ketua Fraksi PDIP Didit Srigusjaya dalam forum penyampaian jadwal kerja anggota dewan yang se-
belumnya telah disahkan di dalam Banmus. Senada dikatakan Ketua Fraksi PKS, Ridwan Thalib yang menegaskan, untuk agenda Banmus bukan menjadi patokan yang tidak dapat dirubah. Demikian juga dikatakan Rustam Effendi bahwa Banmus tidak serta mereta mengikat. Pimpinan sidang sifatnya sebagai fasilitasi dan bukan pembuat keputusan yang sifatnya kolegial. Protes yang dilancarkan beberapa anggota dewan ini, langsung disangkal oleh pimpinan sidang yang saat itu di pimpin langsung Ketua DPRD Babel, Ismiryadi. “Jadwal ini, atau agenda ini bukan keputusan pimpinan sidang, tetapi hasil rapat bersama dengan anggota Banmus secara bersama. Jadi jangan salahkan sekarang ini,” kilah Isimiryadi sembari melurus-
kan kejadiannya. Perdebatan terus terjadi, hampir 25 menit. Bahkan permasalahan sering melebar dan saling tuding satu sama lain. Namun kejadian itu, akhirnya reda dimana keputusan akhir menyatakan akan diadakan rapat Banmus ulang untuk membahas agenda jadwal kegiatan dewan yang baru. “Ini hanya salah tafsir saja, dimana seharusnya tanggal 6 hingga 8 Mei itu pembahasan anggaran sebelum perubahan dibahas pada Banggar, baru selanjutnya dibahas dan diserahkan kepada pimpinan. Sebelumnya terbalik. Selain itu mengenai prolegda akan kita kaji kembali. Sebab sudah ada badan yang dibentuk seperti badan penanggulangan bencana. Inikan perdanya belum ada, bahkan raperdanya baru mau dibahas,” pungkas (i2) Ismiryadi.(i2)
?
ALAMAT DAN RESERVASI HOTEL-HOTEL DI BANGKA BELITUNG
Jl. Soekarno Hatta KM. 5 No. 57 Pangkalan Baru Telp. (0717) 4256888, Fax. (0717) 4256889, email : bangka@santika.com
Kawasan Wisata Pantai Parai Tenggiri Sungailiat 33201 Bangka Telp. (0717) 94888, Fax.(0717) 94000
TANJUNG PESONA BEACH RESORT
Come and Try our sea view cotteges with complete facilities
For Business Travellers & Holiday Maker
Jl Semabung Lama No 272 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 433436, 433437, 433438, 433439
PU
RI INSAN A
S
Reservation & Information : Ph : (0717) 435560 - 435562, Fax. (0717) 435561, HP. 0812 7123 5999 website : http ://tanjung-pesona.com, E-mail : tanjungpesonabangka@yahoo.co.id
IH
PANTAI REBO - SUNGAILIAT - BANGKA ISLAND - INDONESIA
HOTEL BUMI ASIH PANGKALPINANG
HOTEL
Jl. Jend. Sudirman No. 25 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 437776, 437778, 437784, 437785, Fax : (0717) 437775
HC
HOTEL CENTRVM
P A N G K A L P I N A N G
Jl. Depati Amir No. 8 Pangkalpinang Telp. (0717) 421696, 423047, 436739, 436729, Fax. (0717) 437489 Pangkalpinang 33121
PENGINAPAN SAMPURNA CIPTA Jl. Girimaya Bukit Besar Pangkalpinang Telp. (0717) 7020835 Fax. (0717)434835 E-Mail : edotelpkp@yahoo.com
JL. RAYA PELTIM, MUNTOK KABUPATEN BANGKA BARAT Phone : 0716-21401, Fax.0716-22124, Hp.08127175909 Email : sampurna_cipta@yahoo.com
BERSAMA MEMBERI ARTI
PASADENA
HOTEL & RESTAURANT JL. KOMPLEK PEMKAB BANGKA BARAT PAL 4 MUNTOK KAB. BABAR PHONE : (0716) 7002123 / 08127858393, FAX : (0716) 7002111 ( SEKELAS HOTEL BERBINTANG )
Jalan Yos Sudarso No. 17 Tanjungpandan - Belitung Telp. (0719) 21432-21434 Fax. (0719) 21433
Jl. Soekarno Hatta 198 AB Pangkalpinang - Babel Telp. (0717) 437600
Hotel
Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun
HOTEL CENTRVM
Convention, Business, Tourism and Resort Hotel
Kawasan Wisata Pantai Pasir Padi Pangkalpinang Bangka - Indonesia Telp. (0717) 7010166 / 4256095 Fax. (0717) 4256196 Website : www.serrataterracehotel.com
DIREKSI, STAF & KARYAWAN
PT. TIMAH (Persero) Tbk BESERTA PERUSAHAAN ANAK
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya
Jl. Jend. Sudirman No. 173 Sungailiat Telp. (0717) 95888 Fax. (0717) 95777
Comfortable Business Hotel Jl. Mentok No. 37 Pangkalpinang Telp (0717) 439071 email : hotelmitra@telkom.net
&
Klub
Jl. Depati Gegedek No. 50 Tanjungpandan - Belitung Telp. (0719) 22887 Fax. (0719) 23377
Jln. Pegadaian, Dsn. Lipat Kajang 2 Ds. Baru Manggar Telp. 0719 - 91423 Belitung Timur
INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI : BANGKA POS : TELP. (0717) 437084, FAX (0717) 437082 POS BELITUNG : TELP. (0719) 21033, FAX (0719) 24622
Pastikan Kami Sebagai Media Promosi Usaha Anda
Dalam usia 87 tahun Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
Jalan Tanjung Tinggi Sijuk Belitung Telp. (0719) 24100, Fax. (0719) 24101
Semoga Almarhum diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
6
tribun line
JUMAT 7 MEI 2010
‘Zikir’ Amplop Sambungan Halaman 1 dari kursi duduknya, untuk mengambil amplop coklat yang di dalamnya berisi nomor urut. Sementara pasangan Zuhri-Sukirman (Zikir), masih santai duduk di kursinya seolah mempersilakan tiga pasangan lainnya mengambil lebih dahulu amplop coklat yang dibawa petugas KPU.
Komentar Calon Zuhri M Syazali ALHAMDULILLAH ALHAMDULILLAH, kita dapat nomor urut 4. Dulu saat menyalonkan diri sebagai wakil bupati Bangka Barat, kita juga memperoleh nomor urut 4. Ya, mungkin ini sejarah mengulang kesuksesan masa lalu bagi pasangan kami ini. Dan terpenting masyarakat dapat menentukan pilihan secara baik demi kemajuan Bangka Barat ke depan. Herwanto Soeroso YA merasa bersyukur atas nomor SAY SA urut 1. Karena saya merasa, berapapun nomor urut ditetapkan dalam pleno terbuka ini, kita menerima. Saya dapat nomor urut 1, ini petanda bagi pasangan kami untuk mengaplikasikan diri mencalonkan diri sebagai bupati dan wakil bupati Bangka Barat, agar bisa membangun negeri Sejiran Setason ini menjadi lebih baik ke depannya. Itu kan tak lepas dari calon itu sendiri nanti. Kalau bekerja bagus, harmonis, otomatis masyarakat akan sejahtera. Bayodandari BANGKA Barat bisa maju dan sejahtera dengan triple 3 yakni sinergi antara pemerintah beserta elemennya, pengusaha dan sumber daya alam. (k10)
Rekening Budi Sambungan Halaman 1 tah telah membocorkan LHA Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) milik Budi Gunawan itu. “Telah kami koordinasikan, yang pertama dari PPATK menyatakan tidak pernah ada kebocoran itu, tidak pernah mengeluarkan LHA itu, karena memang menurut UU Pencucian Uang bahwa laporan LHA PPATK itu ditujukan untuk kepentingan penyelidikan,” ucap jenderal bintang dua itu. Penyelidikan kebocoran data akan dilakukan pada penyidik Polri dan pihak luar. “Apakah itu dari unsur Polri sendiri atau di luar Polri, akan kita lakukan proses penyidikan,” katanya. Ditambahkannya, kebocoran ini sengaja dibuat untuk menimbulkan keresahan di internal Polri. Sehari sebelumnya Mabes Polri telah memeriksa rekening milik Irjen Budi Gunawan terkait tudingan kepemilikan rekening mencurigakan senilai Rp 95 miliar. Polri belum menemukan adanya jumlah dana
558 Siswa SMP Sambungan Halaman 1 Menurut Yahyan, pihak Dinas Pendidikan Bangka Tengah telah mengirimkan surat edaran yang ditujukan kepada kepala sekolah masing-masing, untuk dapat mengontrol situasi saat pengumuman UN. Dinas juga mengimbau pihak sekolah berkoordinasi dengan kepolisian setempat untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. “Kita harapkan suasana dapat kondusif saat pengumuman kelulusan nanti,” katanya. Bertanggung Jawab Anggota Komisi B DPRD Bateng Zamhari saat dimintai komentarnya, merasa sangat miris dengan hasil UN SMP/MTs di Bateng tahun ini. “Harus ada yang bertanggung jawab dalam hal ini dinas pendidikan Bangka Tengah karena mereka yang paling tahu apa yang telah mereka lakukan untuk pendidikan. Misalkan mereka harus membuat skala prioritas mana yang sangat penting. Contohnya, mana yang lebih prioritas apakah merenovasi sekolah atau meningkatkan kualitas guru,” kata Zamhari. Zamhari juga menyoroti bagaimana dorongan orangtua untuk meningkatkan mutu anak. “Dinas pendidikan harus melakukan investigasi dalam hal ini. Bagaimana minat siswa terhadap pelajaran
Loyo Menghilang, Wajah pun Terang Sambungan Halaman 1 yang dicampur kedelai itu. Dan hasilnya? “Kesemutan di kaki itu berangsur-angsur hilang dan sekarang sudah jarang muncul. Badan yang tadinya loyo sekarang tidak, dan wajah pun terlihat cerah,” ujarnya. “Selain itu, kadar gula darah saya yang dulu di atas 500 sekarang sekitar 200,” lanjut wanita yang sudah punya enam cucu ini. Protein kacang hijau dan kedelai kaya akan arginin dan glisin. Kedua asam amino itu merupakan komponen penyusun insulin dan glukogen yang disekresi pankreas. Protein nabati lebih mudah diterima ginjal ketimbang hewani. Makin tinggi
Setelah ketiga pasangan tersebut mengambil, pasangan Zikir baru berangkat dari tempat duduknya. Keduanya berjalan ke depan untuk mengambil amplop yang paling terakhir. Suasana di dalam gedung KPU tampak tegang, menjelang detik-detik dibukanya amplop tersebut oleh setiap pasangan calon. Begitu empat lembar amplop dibuka dan ditunjukkan berapa angkanya, masingmasing pendukung, pengusung serta simpatisan bersorak-sorai, dengan angka yang telah jelas di pegang pasangan calon. Ada yang merasa angkanya cocok sesuai dengan harapan, namun tidak tampak ada yang kecewa dengan nomor urut yang didapatkannya. Acara pengambilan dan penentuan nomor urut pasangan cabup-cawabup Babar berlangsung sekitar satu jam. Sebagian besar kantor KPU Kabupaten Bangka Barat dipadati oleh masing-masing pendukung dari setiap pasangan calon, baik berasal dari para pengurus parpol pengusung, pendukung maupun simpatisan. Para pejabat dari Pemkab, DPRD, sejumlah pejabat dari instansi vertikal di Babar turut hadir dalam kesempatan tersebut. Hanya Melalui Media Di Bangka Selatan, penentuan nomor urut pasangan cabup-cawabup akan dilaksanakan Sabtu (8/5) di Sekretariat KPU Basel di Toboali. Dua pasangan yang memenuhi syarat maju ke Pemilukada Basel 2010 yaitu pasan-
gan Jamro-Nursyamsu dan Justiar Noer-Umar Mansyur. Ketua Pokja Pencalonan KPU Basel Aloi Kamarasyid kepada Bangka Pos Group mengatakan, penentuan nomor urut pasangan calon akan dilakukan dalam rapat pleno terbuka. Pleno akan diawali dengan tahapan penetapan daftar pemilih tetap (DPT) Basel. Mengenai hasil pleno penetapan pasangan yang lolos verifikasi, KPU setempat hanya mengumumkannya melalui media massa. “Sesuai dengan aturan yang ada, tidak mewajibkan pihak KPUD memberikan informasi tertulis terkait hasil rapat pleno penetapan calon yang lolos verifikasi. Akan tetapi pemberitahuan akan diumumkan lewat media masa dan merupakan pengumuman yang resmi,” jelas Aloi. Kata Aloi, pihaknya sekarang sedang mempersiapkan tahapan penetapan nomor urut dua pasangan yang lolos yang akan maju dalam Pemilukada Basel, Juli nanti. “Berdasarkan aturan yang ada, tahapan penetapan nomor urut pasangan akan dilakukan melalui rapat pleno terbuka dan wajib dihadiri oleh pasangan calon bupati dan wakil bupati, wakil partai atau gabungan partai pengusung, Panwaslu dan media massa dan tokoh masyarakat,” paparnya. Aloi mengharapkan kerjasama dan koordinasi yang baik dari semua pasangan, tim sukses serta partai atau pun gabungan partai pengusung untuk mengikuti tahapan pemilukada dengan baik. (yik/j2)
sebesar yang diberitakan media di rekening itu. “Kami sudah dalami itu. Jumlahnya tidak sama, jauh lebih kecil,” kata Wakadiv Humas Polri, Brigjen Zainuri Lubis, di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (5/5). Zainuri menyayangkan tindakan Indonesia Corruption Wacth (ICW) yang telah menyebarkan informasi perbankan yang diduga berasal dari PPATK itu. “Sumbernya tidak jelas dan isi data tidak akurat,” kata Zainuri. Irjen Budi Gunawan juga sudah membantah pemberitaan yang menyebutkan dirinya dan anaknya HW memiliki harta kekayaan mencapai Rp 95 miliar yang ditengarai berasal dari transaksi mencurigakan. Budi juga menilai pemberitaan yang berawal dari rencana pelaporan ICW terkait perwira tinggi Polri yang memiliki rekening Rp 95 miliar sebagai suatu pelanggaran hukum. Dalam laporan tersebut, PT SJI di Ketapang, Pangkalpinang pada tahun 2007 menyetor sejumlah uang ke rekening HW sebesar Rp 9 miliar karena perusahaan pele-
buran timah itu bermasalah dalam pembelian pasir timah. Mengenai hal ini, Dinas Pertambangan dan Energi Provinsi Babel hanya mengetahui kalau PT SJI salah satu smelter yang ada di Babel. Perusahaan tersebut sempat bermasalah dengan pembelian pasir timah. “Memang ada penangkapan dari pihak kepolisian mengenai kasus pertambangan karena tidak mempunyai surat dari Bea Cukai dan izin untuk pengangkutannya berapa tahun lalu,” kata Rusbani, Kabid Pertambangan Umum Dinas Pertambangan dan Energi Provinsi Babel saat menggelar konferensi pers di Media Center Diskominfo, Rabu (5/5). Sesuai aturannya, kata Rusbani, perusahaan tidak boleh membeli timah ilegal. “Memang tidak boleh membeli timah dari TI-TI yang tidak ada surat izinnya. Mengenai masalah transfer-transfer seperti itu kita tidak tahu. Orang pertambangan tidak pernah merasa ditransfer,” tukas Rusbani. (tribunnews/roy/k8)
apakah malas atau bagaimana. Apakah orangtua mendorong kemajuan pendidikan anaknya, atau komite sekolah yang bertanggung jawab. Dinas pendidikan dalam hal ini yang dominan,” tukasnya. Berbeda dengan Bangka Tengah, dinas terkait di Pangkalpinang belum dapat mengungkapkan hasil UN SMP di wilayahnya. “Kami belum dapat mengumumkan kelulusan siswa karena belum ada laporan dari sekolahsekolah. Rencananya sore ini sekolah akan mengadakan rapat untuk menentukan kelulusannya,” kata Kepala Dinas Pendidikan Pangkalpinang Edison Taher dihubungi via telepon, Kamis (6/5). Menurut Edison, hasil sementara UN SMP sudah diterima oleh Dinas Pendidikan Kota Pangkalpinang, namun sudah diserahkan ke sekolah masing-masing. “Kami menunggu laporan hasil rapat dari sekolah malam ini. Setelah itu baru kami rekapitulasi lagi hasil tersebut,” tandas Edison. Bukan Berarti Gagal Secara nasional, angka siswa SMS sederajat yang harus mengulang ujian tahun ini sebanyak 350.798 peserta atau 9,73 persen dari sejumlah 3.605.163 total keseluruhan peserta UN SMP/MTs/SMPT. Menteri Pendidikan Nasional, Mohammad Nuh mengungkapkan hal itu, saat mengumumkan jumlah kelulusan di Kantor Kemendiknas,
Senayan, Jakarta, Kamis (6/5). “Memang faktanya masih ada sekolah yang 0 persen kelulusannya, jumlahnya 561 sekolah. Akan tetapi jangan dilihat sampai situ saja. Yang lulus 100 persen itu malah lebih banyak, ada sebanyak 17.852 sekolah,” kata Nuh usai konferensi pers. Nuh menilai meski angka ketidaklulusan UN SMP terbilang cukup tinggi, namun hal tersebut tidak bisa diartikan bahwa UN tahun ini gagal. Apalagi, angka kelulusan yang disampaikan hari ini hanyalah angka sementara yang belum dapat dievaluasi. Hal tersebut dikarenakan masih ada peserta ujian yang diperbolahkan mengulang ujian karena satu dan lain hal. “Jangan dulu diartikan gagal. Saya menilai, sejauh ini pelaksanaan UN terbilang bagus. Jika memang ada kekurangan, itu akan terus diperbaiki. Jangan lantas angka ketidaklulusan tinggi, terus UN disalahkan,” ujar Mendiknas. Nuh menambahkan, masih ada kesempatan bagi mereka yang gagal UN untuk bisa mengikuti ujian susulan. Mereka yang mengulang UN SMP rencananya dijadwalkan mulai digelar dari 17-20 Mei mendatang. Sementara kelulusannya akan diumumkan pada 25 Juni 2010. “Kalau yang harus mengulang tidak perlu berkecil hati, masih ada kesempatan untuk ujian ulang,” pungkas Nuh. (k2/k8/ tribunnews/ulie usman)
asupan protein, sekresi insulin dan glukogen ke tubuh makin meningkat sehingga glukosa darah berkurang karena sebagian diubah jadi energi. Selain itu, polisakarida pada kedelai dan kacang hijau mampu menekan kadar glukosa dan trigliserida dalam darah, serta menurunkan rasio insulin-glukosa. Lalu, betaglukan merupakan sumber utama pencegah tingginya gula darah. Caranya, dengan menyerap kandungan gula yang berlebihan yang akan disirkulasikan ke seluruh tubuh, sehingga tak menumpuk. Ada lagi polifenol. Selain sebagai antimikroba, zat ini dapat menurunkan kadar gula darah. Zena-600 laku karena manfaatnya nyata dan formulanya merupakan penyempurnaan formula kedelai bubuk yang kini banyak beredar. Tapi, produk
ini bukanlah obat melainkan makanan kesehatan untuk keluarga. Untuk konsultasi kunjungi segera purwati-s@centrin. net.id atau telepon (021) 70288540 Distributor Zena-600 Babel Telp . (0717) 7023842, HP. 08117172511, sudah tersedia di Apotik dan Toko Obat sbb : Pangkalpinang : Apt Media, Apt Setia, Apt Algi Farma, Sungailiat : Apt Sehat, Apt Sungailiat, Belinyu : Apt Sahabat Jaya, Koba : Apt Delta, Apt Sehat, TO Nirwana, Toboali : Apt Sumber Waras, Apt Rusdiana, Apt Sabang, Apt Amanah, Mentok : TO Air Mancur, TO Sehat, Jebus : TO Harapan Baru, Tanjungpandan : TO Lina, Apt Budi, Apt Unifarma, TO Toni, Klp Kampit : TO Bunda Farma, Manggar : Apt Manggar Jaya.
BANGKA POS
Siswi SMP Tewas Lakalantas Q Bocah Lima Tahun Ditabrak Mobil
SIMPANGKATIS, BANGKA POS -- SMPN 3 Simpangkatis dirundung duka. Salah seorang siswi Kelas VII di sekolah itu, Nia (12), tewas akibat kecelakaan lalulintas (lakalantas) di Jalan Raya Dusun Air Jangkang Desa Pasirgaram Kecamatan Simpangkatis, Kamis (6/5) siang. Korban menghembuskan napas terakhirnya dalam perjalanan menuju Rumah Sakit (RS) Bhakti Wara Pangkalpinang karena menderita luka yang cukup parah pada bagian kepalanya. Informasi yang dihimpun harian ini menyebutkan, peristiwa tabrakan antarsepeda motor yang menewaskan Nia (12) terjadi sekitar pukul 13.00 WIB. Saat itu Nia berboncengan dengan rekannya Merli dalam perjalanan menuju rumahnnya di Dusun Air Jangkang usai pulang sekolah. Namun di tikungan jalan dekat Tempat Pemakaman Umum (TPU) Air Jangkang, tiba-tiba
meluncur sepeda motor yang dikendarai Rudi (19), warga Penagan Kabupaten Bangka, menuju Pangkalpinang. Diduga, baik Nia maupun Rudi, tidak menyangka ada sepeda motor yang melaju dari arah berlawanan dari balik tikungan jalan tersebut. Akibatnya tabrakan antarsepeda motor itu tidak bisa dihindari lagi. Warga yang kebetulan melintas di lokasi kejadian langsung menolong pengendara sepeda motor yang terkapar di aspal dan membawa mereka ke RS Bhakti Wara. Namun, Nia yang menderita luka parah di bagian kepalanya, meninggal dunia dalam perjalanan ke rumah sakit tersebut. Sementara rekannya Merli mengalami patah kaki dan pengendara sepeda motor lainnnya, Rudi, mengalami patah kaki dan tangan. Saat ditemui harian ini di RS Bhakti Wara, Rudi mengaku, dirinya tidak ingat bagaimana tabrakan tersebut bisa terjadi.
“Tahu-tahunya saya sudah di sini (rumah sakit--red). Untung saya masih hidup,” ungkapnya sambil meringis menahan sakit. Jalan Rusak Kepala Desa Pasirgaram Matrojik saat dikonfirmasi harian ini, membenarkan adanya kejadian lakalantas yang menewaskan salah seorang siswi SMPN 3 Simpangkatis tersebut. Matrojik menduga, kecelakaan itu disebabkan akibat jalan di sekitar tempat kejadian rusak. “Jalan dari Pasirgaram ke Airjangkang memang banyak yang rusak. Yang membahayakan jalan berlubang tersebut banyak terjadi tepat di tikungan jalan,” kata Matrojik seraya mengharapkan adanya perhatian pihak terkait untuk segera memperbaiki kerusakan jalan tersebut. Kanit Laka Satlantas Polres Bangka Tengah Brigadir Yanto seizin Kasat Lantas Polres Bangka Tengah AKP Hariansyah SH membenarkan adanya kejadi-
an lakalantas di Desa Pasirgaram yang merenggut nyawa Nia, siswi SMPN 3 Simpangkatis, Kamis (6/5). Brigadir Yanto menambahkan, sehari sebelumnya, Rabu (5/5), Anun, bocah lima tahun, warga Desa Kerantai Kecamatan Sungaiselan, juga tewas akibat ditabrak mobil Escudo BN 1898 LF yang membawa rombongan pegawai Dinas Pendidikan Bangka Selatan (Basel). Ia menjelaskan, peristiwa itu bermula ketika mobil Escudo yang dikendarai Rama (34), warga Toboali yang juga staf Dinas Pendidikan Basel sedang melaju di Jalan Simpang Gedong, tiba-tiba Anun menyeberang jalan dan Rama tidak sempat lagi membanting setir mobil yang dikendarainya sehingga menabrak bocah malang tersebut. Yanto menambahkan, pengendara mobil Escudo berikut kendaraannya langsung diamankan pihak Sat Lantas Polres Bangka Tenbgah. (wan/k2)
Penambang Tiarap
tungkan’ mesin TI miliknya karena kebanyakan kolektor tidak berani beli pasir timah. “Lihat sendiri di pasar Parittiga Jebus, sekarang sepi, penambang takut ada razia,” kata Rusdi. Sebagai rakyat kecil, Rusdi hanya berharap, pemerintah segera mengambil tindakan untuk menstabilkan situasi agar penambang kembali beraktivitas secara normal. Bila harga timah anjlok dan razia akan digelar terus, lanjut Rusdi, maka akan berdampak terhadap pergerakan perekonomian masyarakat. “Masyarakat kecil yang penting kebutuhan perutnya terpenuhi,” ujar sekretaris Astrada Bangka Barat ini. Solar Tak Laku Menurunnya aktivitas pe-
nambangan timah juga berimbas ke penjual solar yang biasa ‘ngerit’ di Jebus. Solar yang mereka jual ke TI-TI akhirakhir ini tak laku. “Biasanya orang berebut beli solar di SPBU, yang tukang ngambil kadang juga berebut, tapi dalam seminggu ini sepi. Para pemesan berhenti beli minyak kami karena mereka banyak yang berhenti bekerja. Jadi solar rit-ritan tidak laku sekarang,” kata Anton, pengerit solar. Anton yang biasanya sehari bisa berkali-kali ‘ngerit’ solar di SPBU, dalam sepekan ini hanya dua kali saja. Itu pun susah dijual. “Tuh solarnya masih ada di tangki mobil, tapi tangki saya standar lho. Lagi sepi pembe-
li, harganya juga murah, paling kalau kita jual kita ambil untung Rp 200- Rp 500 rupiah per liter. Kalau beli di SPBU ya Rp 4.500 per liter,” ujar Anton. Pengerit solar lainnya Dono juga begitu. “ Waduh, lagi sepi nih, nggak ada yang beli. Biasanya kita terima pesanan dari sana-sini, tapi sekarang pahit. Kalau ada yang mesen (pesan) paling satu-dua orang saja,” ujar Dono sedikit kesal. Pengerit solar lainnya mengaku berhenti ‘ngerit’ solar karena selain sepi pembeli, juga takut terkena razia. “Ngeri kami, takut kena razia. Mendingan ngaret saja dulu. Kita cari yang aman-aman saja lah,” ucapnya. (yik)
Dalam IUP eksplorasi ada penyelidikan umum, eksplorasi, sampai uji kelayakan. Sedangkan IUP operasi produksi termasuk di dalamnya eksploitasi konstruksi sampai ke penjualan. Distamben Provinsi Babel sejak April meminta kepada perusahaan pemegang KP untuk menyelesaikan administrasi perubahan tersebut menjadi IUP. Penyesuaian dari KP menjadi IUP di Babel sudah diserahkan ke Ditjen Menerbapabum. “KP-KP kabupaten maupun provinsi semuanya sudah berubah menjadi IUP. Ada beberapa penyesuaian yang harus dilakukan berkaitan dengan wilayah pertambangan,” kata Rusbani. Untuk wilayah pertambangan sekarang tidak ada lagi proses permohonan untuk pembuatan KP, tapi harus ada proses pelelangan serta luas IUP minimal 5.000 hektare.
“Dulu kalau ada yang mau membuka KP sibuk membuat surat permohonan. Sekarang sistemnya tidak seperti itu, harus ada proses lelang dan minimal 5.000 hektare dan maksimal 100 ribu hektare untuk tambang mineral logam. Sedangkan untuk tambang batuan 500 hektare,” jelasnya. Sampai saat ini belum ada perusahaan baru yang membuat IUP menunggu peraturan baru mengenai reklamasi dan penutupan lahan. “Sekarang baru dua PP (peraturan pemerintah), yaitu PP nomor 22 tentang wilayah pertambangan dan PP nomor 23 tentang pelaksanaan pengelolaan pertambangan,” ungkap Rusbani. Sehari sebelumnya Direktorat Jenderal Mineral Batubara dan Panas Bumi Kementerian ESDM Bambang Setiawan mengatakan, sebanyak 9.000 pemegang KP te-
lah mengajukan permohonan untuk diubah menjadi IUP. Tidak seluruh KP yang mengajukan permohonan tersebut otomatis diubah menjadi IUP. Pihaknya akan mengecek dulu kelengkapan administrasi dari KP-KP yang mengajukan permohonan tersebut. Pemerintah memberikan tenggat waktu kepada para memegang KP untuk segera menyelesaikan perubahan izin menjadi IUP paling lambat pada bulan April. Hal ini diatur dalam pasal 112 ayat 4 butir a PP No 23 tahun 2010 tentang Kegiatan Usaha Pertambangan Mineral dan Batubara yang diterbitkan pemerintah beberapa waktu lalu. Dalam PP itu disebutkan bahwa KP harus disesuaikan menjadi IUP dalam waktu paling lambat tiga bulan sejak berlakunya PP sehingga pada bulan April hal itu sudah harus diselesaikan. (k8)
yaitu Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial, terdiri dari Ilmu Hukum dan Sosiologi, serta Fakultas Ekonomi, Akuntansi dan Manajemen. “Pendaftaran memang belum dibuka, namun sampai saat ini sudah ada yang mendaftar. Dari 30 April hingga 5 Mei sudah ada sembilan calon mahasiswa yang mendaftar,” ungkap Anto Wahyudi Koordinator PMB UBB. Sejak berdiri, minat calon mahasiswa mendaftar ke UBB cukup baik. Lulusan sekolah lanjutan atas yang mendaftar ke satu-satunya universitas di Babel ini mencapai seribuan orang. Hanya saja pihak UBB membatasi jumlah mahasiswa di bawah 900 orang tiap tahunnya di empat fakultas. “Untuk tahun ini kami menargetkan sebanyak 800 mahsiswa baru untuk empat fakultas dan 12 program studi, sesuai dengan daya tampung UBB. Tahun 2009 kami menerima 863 mahasiswa baru dan FPPB lebih diminati” ujar Anto. Demikian pula dengan Stikes Abdi Nusa Pangkalpinang. Perguruan tinggi swasta ini juga belum membuka pendaftaran mahasiswa baru. “Pendaftaran mahasiswa baru akan dibuka mulai 12 Mei nanti,” kata Elvi Sunarsih Pembantu Ketua III bidang Kemahasiswaan Stikes Abdi Nusa dihubungi terpisah. Stikes Abdi Nusa memiliki program unggulan yaitu Ilmu Kesehatan Masyarakat. “Seperti tahuntahun sebelumnya, program studi Ilmu Kesehatan Masyarakat lebih banyak diminati,” ujar Elvi. Sudah 200 Pendaftar Berbeda dengan STAIN, Stikes, dan UBB. Perguruan tinggi swas-
ta (PTS) lainnya di Babel sejak awal Mei ini sudah membuka pendaftaran mahasiswa baru. Sekolah Tinggi Manajemen Ilmu Komputer (STMIK) Atma Luhur di kawasan Selindung Pangkalpinang sudah 200 calon mahasiswa yang mendaftar. Beberapa di antara calon mahasiswa itu berasal dari luar Babel. “Sudah lebih dari 200 calon mahasiswa yang mendaftar, mahasiswa yang mendaftar ada yang dari Palembang dan Batam,” kata Tika, staf informasi sekaligus panitia PMB STMIK Atma Luhur. STMIK Atma Luhur memiliki empat jurusan, yaitu Teknik Informatika, Sistem Informasi, Manajemen Informasi, serta Komputerisasi Akuntansi. “Semuanya jurusan di Atma Luhur merupakan jurusan unggulan. Dua jurusan yang lebih diminati Teknik Informatika dan Sistem Informasi menjadi unggulan, dan lebih banyak peminatnya,” ungkap Tika. Sementara itu Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Pertiba sudah membuka pendaftaran sejak 8 Maret. Masa pendaftaran gelombang pertama di STIE Pertiba berakhir 26 Juni mendatang. Pada 1 Juli-21 Agustus untuk pendaftaran gelombang kedua. Sejak gelombang pertama pendaftaran, sudah 50 calon mahasiswa yang mengambil formulir dari 300 mahasiwa baru yang ditarget tahun akademik 2010 ini. “Kami memiliki dua konsentrasi dalam satu jurusan, yaitu keuangan dan pemasaran, namun untuk dua tahun terakhir banyak mahasiswa yang memilih konsentrasi
keuangan, sedangkan sebelumsebelumnya konsentrasi pemasaran,” ujar Nadia, panitia PMB STIE Pertiba. STIE IBEK Pangkalpinang sejak 19 April sudah ada membuka pendaftaran calon mahasiswa baru. Kendati belum membludak terdapat beberapa calon sudah mendaftarkan diri ke IBEK. Pihak IBEK juga membatasi jumlah mahasiwa tak lebih dari 200 orang akibat keterbatasan daya tampung perkuliahan. “Kapasitas ruang kuliah di kampus terbatas. Kami hanya mampu menampung 200 siswa saja,” ujar Sumarno staf PMB STIE IBEK. Sebanyak 200 mahasiswa baru yang terjaring ini nantinya mengikuti perkulihan di program studi Akuntansi dan Manajemen. “Kami tidak mengadakan ujian PMB, mereka yang sudah lulus UN atau yang belum lulus akan ditunggu hingga ujian ulang atau paket C,” ungkapnya. Sedangkan untuk Akbid Babel, sejak dibuka pendaftaran April silam sudah terjaring 39 orang calon mahasiswa dari 100 mahasiswa yang ditargetkan. “Sama dengan kampus lainnya, mengingat gedung kampus yang belum mencukupi dibatasi hanya 100 mahasiswa baru saja di jurusan kebidanan,” kata Hilda, staf PMB Akbid Babel. Rata-rata pihak perguruan tinggi optimis kalau program studi yang ditawarkan di masing-masing PT itu bakal diminati oleh mahasiswa baru mengingat masa pendaftaran cukup panjang dan sebagian besar siswa masih mengikuti UN ulang. (k12)
Sambungan Halaman 1 seminggu ini mereka ‘ngerem’ membeli pasir timah. Bahkan ada kolektor yang untuk sementara menghentikan aktivitasnya membeli pasir timah dari penambang. “Kita mengikuti harga standar patokan dari PT Timah. Hampir dalam seminggu ini harga timah turun sekitar Rp 7.000 per kilogram. Harga timah dunia kan lagi turun juga. Mereka (penambang) juga tidak berani jual timah, alasannya takut razia,” kata Adi. Berbeda dengan Rusdi. Penambang pasir timah di Jebus ini untuk sementara ‘menggan-
IUP Hampir Sambungan Halaman 1 Bumi 89,006 % atau 437,800,06 hektare milik PT Timah Tbk. Pemegang IUP terbesar kedua PT Koba Tin 41.680,30 hektare, sedangkan perusahaan lainnya seluas 16.844,48 hektare. Peubahan dari KP ke IUP sejalan dengan pemberlakuan UU No 4 tahun 2009 tentang Minerba. “Tadinya ada beberapa tahap dalam KP, mulai dari KP penyelidikan umum, eksplorasi, eksploitasi, pengangkutan, pengelolaan kemurnian sampai dengan penjualan. Tapi sekarang sejak menjadi IUP hanya ada dua tahapan saja, yaitu IUP eksplorasi dan IUP operasi produksi,” kata Rusbani, Kabid Pertambangan Umum Distamben Provinsi Babel kepada wartawan di Media Center Diskominfo Babel, Kamis (6/5).
Peminat PT Sambungan Halaman 1 STAIN SAS Babel menjawab Bangka Pos Group, Rabu (5/5). Kebijakan SPMB baru akan diterapkan pada 2010. Sebelumnya SPMB diserahkan sepenuhnya kepada pihak STAIN. Apakah akan diberlakukan seperti UMPTN? “Informasi ini bersifat sementara karena kebijakan dari Depag baru datang tadi siang. Baru akan dirundingkan. Satu atau dua hari mendatang kami akan memberikan informasi mengenai penerimaan mahasiswa baru di STAIN tersebut,” kata Iskandar. STAIN SAS saat ini memiliki tiga jurusan, Tarbiah, Syariah, dan Dakwah. Untuk Tarbiah ada tiga program studi (prodi) yaitu Pendidikan Agama Islam (PAI), Pendidikan Bahasa Inggris dan Pendidikan Guru Raudhatul Athfal (Pendidikan Guru Taman Kanak-kanak). Jurusan Syariah satu prodi yaitu Manajemen Perbankan Islam, sedangkan Dakwah juga satu prodi Bimbingan Penyuluhan Islam. Sama dengan STAIN, UBB juga belum membuka pendaftaran mahasiswa baru. UBB baru membuka masa pendaftaran 14 Mei hingga Agustus 2010. Di UBB terdapat Fakultas Tekhnik dengan program studi Teknik Elektro, Teknik Sipil, Teknik Mesin, serta Teknik Pertambangan. Fakultas Pertanian, Perikanan dan Biologi, dengan program studi Agroteknologi, Agribisnis, Biologi, dan Manajemen Sumberdaya Perairan. Sedangkan untuk konsentrasi non-eksakta terbagi dua fakultas,
bisnis
Tambah Frekuensi Penerbangan SUNGAILIAT, Rock Island, Parai BANGKA POS-Beach Resort, Selasa (4/5) malam. Maskapai penerSelain itu, load factor bangan Sriwijaya Air rencananya semua pesawat denbakal menambah gan rute Pangkalpifrekuensi penerang-Jakarta cukup babangan untuk rute gus dengan pencaPangkalpinangpaian sekitar 80 persBANGKA POS/DOK Jakarta. Penamen. “Dengan demikiFreddy De Hart bahan ferkuensi an, bakal bertambahitu dari 5 kali menjadi 6 kali per nya frekuensi penerbangan harinya. dengan rute Pangkalpinang“Hal ini dilakukan karena Jakarta, maka dampaknya kita melihat karakter penerfrekuensi penerbangan sebangan di Bangka Belitung makin ramai dan akan mem(Babel) unik sekali, sehingga bantu penumpang melakukan Sriwijaya Air pun akan meperjalanan dengan pilihan waktu lebih banyak,” terangnya. nambah frekuensi penerbaMeski menurut Freddy, opngan untuk rute Pangkalerator penerbangan lain dari piang- Jakarta,” kata Freddy berbagai maskapai terus berDe Hart, Districk Manager Sritambah yang melayani rute wijaya Air Pangkalpinangm tersebut, tiadak membuat saat memberikan sambutan mereka urung untuk menamdalam acara Kunjungan STPB bah frekuensi penerbangan ke (Sekolah Tinggi Pariwisata Babel. “Tapi itulah, load factor Bandung) dan dialog mengenai pariwisata Babel di The atau tingkat keterisian penum-
pang untuk rute tersebut cukup tinggi. Sehingga dari bandara Depati Amir Bangka kalau orang tidak sempat terbang pagi atau siang bahkan sore hari, maka malam hari pun masih bisa terbang dengan semakin banyaknya frekuensi penerbangan,” jelas Freddy. Sementara, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Babel, Yan Megawandi dalam kesempatan yang sama mengatakan, sangat bangga dengan Sriwijaya Air karena menjadi maskapai yang dikelola olah putra Bangka dan berhasil menjadi tiga yang terbaik di Indonesia. “Namun demikian, kita berharap kedepan maskapai ini bisa melakukan penerbangan dari luar negeri langsung ke Bandara Depati Amir Bangka guna membantu meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan ke Babel,” ujar Yan. (sas)
Harga 6 MEI Timah 2010 Dunia USD/TON LME
KLTM
17.200
17.870
Komoditi
Lokasi
CPO Karet TSR 20 Lada PUtih Lada Hitam
Harga
Medan Palembang PangkalPinang Lampung
6
Satuan
7.114 26.915 43.891 25.787
Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg
KURS TRANSAKSI BANK INDONESIA
MEI 2010
Mata Uang
Rupiah Terus Melemah JAKAR TA , BANGKA POS -- Kurs AKART rupiah terhadap dolar AS di pasar spot antarbank Jakarta, Kamis (6/ 5) sore makin terpuruk hingga menjauhi angka Rp 9.250 per dolar AS, akibat faktor negatif dari eksternal maupun internal. Nilai tukar rupiah terhadap dolar merosot menjadi Rp 9.265-Rp 9.275 per dolar AS dibanding penutupan hari sebelumnya Rp 9.080-Rp 9.090 atau melemah 185 poin. Direktur Retail Banking PT Bank Mega Tbk, Kostaman Thayib mengatakan, tekanan pasar yang makin kuat sudah diduga sebelumnya, sehingga rupiah terus terpuruk mendekati angka Rp 9.300 per dolar AS. “Apabila tekanan pasar berlanjut, maka rupiah pada hari berikut kemungkinan sudah ada di level Rp 9.300 per dolar,” katanya di Jakarta, Kamis, kemarin. Menurut dia, rupiah merosot karena kekhawatiran pelaku pasar terhadap krisis keuangan di kawasan Eropa dan Amerika Serikat yang diperkirakan akan mulai menyebar. “Krisis keuangan di
Eropa yang dimulai di Yunani kini mulai menyebar ke Portugal hingga Italia yang terus merembet ke Amerika Serikat,” katanya, seraya menyebutkan, dengan adanya pengunduran diri Sri Mulyani Indrawati sebagai menteri keuangan, maka para pengamat pemeringkat asing mulai memperhatikan kondisi politik di dalam negeri. (kompas.com)
disampaikan melalui perbankan. Demikian disampaikan Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat Agung Laksono saat men-
pa campuran bahan kimia dan pengawet. Menurut Ridwan Alawi, Eksekutif Marketing PD Gentong Mas, tingkat permintaan selalu naik seiring dengan makin banyaknya masyarakat yang merasakan manfaat Gentong Mas sehingga tingkat permintaan terus melonjak secara signifikan. Untuk informasi lebih lanjut hubungi: 081322364969, 0857 64376235 , bagi anda yang ingin mendapatkannya sudah tersedia di Apotik/Toko obat terkemuka di kota Anda. Pangkalpinang: Apt Media, Apt Wijaya, Apt Bangka, TO Asli Jaya, Apt Kita. Apt Asli, Apt Sejahtera T.O Intisari, Apt Sehati, Apt. Algi Farma, Apt Karunia, Apt Semoga Sehat, Apt Alfa, TO Atung; Kab. Bangka 085267967444, Sungailiat : Apt. Dian, Apt. Benua, Apt Prima , Apt . Berkah Mandiri, Apt. Jaya Parma, Apt Sungailiat,TO Mutiara, TO Anuggrah, Apt Medhika, TO Sederhana, Toko Chrisko, Belinyu : TO. Ikajaya, Apt Sahabat Jaya, Apt Bangka Farma ; Kab. Bangka Barat 085268858629, Muntok : Apt Rizky Sejahtera, Apt Putra Parma ; Koba : Apt Delta 10 Jl Pos, TO Delta; Kab. Bangka Selatan 081367509304 Toboali ; Apt Amanah, Apt Nirwana . Apt Hidayah, Apt Sumber Sehat, Apt Sabang, TO Sumber Waras, Apt Rosdiana ; Kab Belitung (0719) 24372 Tanjung Pandan : Apt. Uni Farma, Apt Budi, Apt. Libenkal, Apt Karunia, T.O Lina, T.O Toni Willy, T.O Ceria, T.O Rico, Tk Hakim, Tk. ASli, Tk. Cihuy. Kab Belitung Timur 081368338489 Manggar : Apt. Manggar Jaya, Kios Agogo, Kelapa Kampit : T.O Bunda, T.O Amanda P-IRT No.812320501114 www.gentongmas.com
Disain Baru
KELUARGA BESAR
BANGKA POS GROUP Mengucapkan :
Selamat Ulang Tahun
KEPADA KARYAWAN BANGKA POS GROUP
NAMA MARTA DARMAN GUNAWAN JANTIE JAILANI HERMANTO USMAN RA'IS DIDY HENDRA WIJAYA SUKIRMAN TITIK PUSPA BD.ELITA SUYONO SYAKDUDIN AMAD SULAIMAN ROTIPA. M BASTOMI BISTOK HUTAPEA DIAH MEIRIAWATI DRS. SUYONO SELAMAT FREDY SYAFRIN ASRON ISMAIL RUSTAMADJI ZAINAL ABIDIN MUHARI MARYADI FITRI MUNZIR FREDY SYAFRIN
B E D PARADISO
TWIN CATS HB. Metal 02
HERITAGE HB. Hermes
MARVEL HEROES IB HB. 3D MARVEL
JADWAL KM. SAHABAT, KM. SALVIA DAN KM. SRIKANDI
PANGKAL BALAM - TANJUNG PRIOK - TANJUNG PANDAN (PP)
NAMA KAPAL SALVIA
JAM
HARI
TANGGAL
19.00
RABU
05/05/2010
23.00
JUMAT JUMAT MINGGU
07/05/2010 07/05/2010 09/05/2010
03.00 24.00 24.00
SABTU SABTU
08/05/2010 08/05/2010
18.00 24.00
TANGGAL
DARI TANJUNG PRIOK RABU 05/05/2010 19.00
PANGKALPINANG (BANGKA)
Jl. Yos Sudarso No. 46 Pangkalbalam Telp. (0717) 421149 HP. 0852 6778 8992, 085267023795
KM BUKIT RAYA
JUM AT 21-MAY-10 18.00 JUM AT 18-JUN-10 18.00 (JADWAL SELANJUTNYA MENYUSUL)
KM SIRIMAU
SELASA 11 MAY 10 21.00 SELASA 25 MAY 10 21.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
KM BUKIT RAYA
JAM
KM SIRIMAU KM LAWIT KM LEUSER
DARI TANJUNG PANDAN KAMIS 06/05/2010 03.00
JAKARTA
Jl. Griya Agung Blok M 3 No. 19 Sunter Jakarta Utara Jl.Telex - II No.10 AB Telp. (021) 6401618, 6401628 Air Ketekok Tj.Pandan Telp. (0719) 7000530 HP. 081384184818 HP. 081977821964
Direktur
BELINYU - TG. PRIOK (PP)
BELINYU - TG PRIOK - SEMARANG - B LICIN - MAKASSAR - LARANTUKA - KALABAHI - KUPANG (PP)
TG PANDAN TUJUAN TG PRIOK
JUM AT
23 MAY 10
08.00
TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK - SADANG - SIBOLGA
(JADWAL SELANJUTNYA MENYUSUL) JUM AT 14 MAY 10 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
MINGGU
07.00
TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK (PP)
02 MAY 10
09.00
TG PANDAN/TG RU - PONTIANAK - SEMARANG
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
PIMPINAN DAERAH KELUARGA BESAR PUTRA PUTRI POLRI
(KBPPP)
KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Sekretaris
Beserta Jajaran
Manajemen Beserta Staff
PU
Himawan
13 MAY 10 07.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
Ketua
RI
INSAN A
HOTEL
HOTEL BUMI ASIH PANGKALPINANG
Jl. Jend. Sudirman No. 25 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 437776, 437778, 437784, 437785, Fax : (0717) 437775
PT. HATIKA PATRA PERSADA
POLRI RESOR BELITUNG POLSEK MEMBALONG
KONTRAKTOR, SUPPLIER, TRANSPORTASI, KEAGENAN
Hatika Direktris
Iptu Sahbaini, SH
Beserta Staff
beserta anggota dan Bhayangkari
Jl. Cinkon No. 29 Tanjungpandan Belitung Telp (0719) 22168, Fax (0719) 23992
Kapolsek Membalong
CINDERAMATA KHAS PULAU BELITUNG 21 Tahun Pengerajin Satam (1989 - 2010)
FIRMAN ZULKARNAEN Pengrajin
Jl. Dahlan Rt. 06 / 03 No. 29 Pkl Lalang Tanjungpandan - Belitung Kepulauan Bangka Belitung 33412, Indonesia, Telp. (0719) 22734, HP. 0813 7373 4555
Jl.Soekarno - Hatta No.82 Pangkalpinang 33146 (Bangka) Phone (+62717) 422515, 7021778 Fax.(+62717) 438717
SELASA 04 MAY 10 19.00 SELASA 01 JUN 10 19.00 SELASA 29 JUN 10 19.00 (JADWAL SELANJUTNYA MENYUSUL) KAMIS
Ir. H. Sukirman Tanjung, MH Rere Ali Amin. W, A.Md
KAPOLDA KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
HONDA NIAGA BANGKA
BELINYU - KIJANG (PP)
Hubungi PT. PELNI Pangkalpinang Telp. (0717) 422216 / 422743 dan PT PELNI sub cab Tg.Pandan Telp (0719)21719 Tiket dapat dibeli di Loket PT. PELNI setiap hari kerja dan Travel Biro yang telah ditunjuk : CV. Sumber Rizki (di Belinyu) Telp. (0715) 321494 - CV. Marissa (di Belinyu) Telp. (0715) 321273
BRIGJEN. POL. Drs. M. RUM MURKAL
Pimpinan
BELINYU - KIJANG - TEREMPA - NATUNA - PONTIANAK SURABAYA (PP)
TG PANDAN TUJUAN PONTIANAK
KM LEUSER
TG.PANDAN (BELITUNG)
ATAS KENAIKAN PANGKAT
Julius Chandra
BERANGKAT HARI / TANGGAL / JAM DARI PELABUHAN - TUJUAN BELINYU TUJUAN KIJANG
BELINYU TUJUAN TG.PRIOK
DARI TANJUNG PRIOK
04/05/2010
PT. PELNI
BULAN MEI - JUNI 2010 Jl. Depati Amir No. 67 Telp (0717) 422743 - 422216, Fax (0717) 421304 Pangkalpinang - Bangka
NAMA KAPAL
SELASA
TGL LAHIR 7/5/1968 7/5/1969 7/5/1983 7/5/1971 7/5/1960 7/5/1974 7/5/1962 7/5/1986 7/5/1977 7/5/1961 7/5/1967 7/5/1976 7/5/1954 7/5/1955 7/5/1960 7/5/1958 7/5/1970 7/5/1953 7/5/1966 7/5/1954 7/5/1959 7/5/1957 7/5/1965 7/5/1969 7/5/1960 7/5/1975 7/5/1991 7/5/1989 7/5/1952 7/5/1959
JADWAL KAPAL PENUMPANG PELNI
PERIODE : MEI 2010
DARI DARIPANGKAL PANGKALBALAM BALAM
ALAMAT JL. TELADAN BARU - TOBOALI DESA KELAPA - BANGKA BARAT JL. JERING - BATURUSA - BANGKA JL. JEND. SUDIRMAN - PANGKALPINANG DESA PUPUT - KECAMATAN SIMPANG KATIS DESA KERETAK KECAMATAN SUNGAI SELAN KOMP GURU SD N NO 27 NIBUNG JL.TANJUNG PESONA - SUNGAILIAT JL.KAPTEN SURAIMAN ARIEF - PANGKALPINANG JL.PEMUDA GG SRIKAYA - SUNGAILIAT GG.DUKU LAMPUR KEC.SUNGAI SELAN POLINDES AIR ITAM - KERETAK JL.BUKIT SEMUT - SUNGAILIAT KA. SDN 117 DESA MANCUNG - KELAPA JL.STASIUN 12 P.PADANG - SUNGAILIAT JL. TIKUNG MAUT - TOBOALI JL. KEJAKSAAN - PK.PINANG JLN. SUDIRMAN - PK PINANG JL. HOS COKROAMINOTO GG. KERAMAT III - S.LIAT JLN. MELATI - B MERAPIN PANGKALPINANG JL. PANJI PASIR - BELINYU BANGKA JL. JEND. SUDIRMAN PRUMNAS UPTB TOBOALI DESA PERLANG - KOBA DESA SIMPANG KATIS KEC, SIMPANG KATIS DESA SUNGAI SELAN KEC. SUNGAI SELAN DESA SIMPANG KATIS KEC, SIMPANG KATIS JL. JEND. SUDIRMAN - BELINYU AIR ITAM - PANGKALPINANG DUSUN TIRUS KEL RIAU KEC RIAU SILIP PERUMNAS JL MENTOK - PANGKALPINANG
HUT PELANGGAN DI ATAS DIMUAT SESUAI DENGAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE KANTOR BANGKA POS DAN POS BELITUNG, MASIH RIBUAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE PENERBIT TETAPI TIDAK MENCANTUMKAN TANGGAL LAHIR, KEDEPAN DIHARAPKAN PELANGGAN SETIA M E N G I S I D E N G A N L E N G K A P D ATA K W I N TA N S I L A N G G A N A N .
SEGERA DAPATKAN DI TOKO-TOKO FURNITURE TERDEKAT DI KOTA ANDA.
HARI
7 MEI
KEPADA PELANGGAN BANGKA POS GROUP
Selamat & Sukses
PT. SELAT NASIK INDOKWARSA
DAPATKAN HARGA SPECIAL DI TOKO SNB/ANEKA FURNITURE JL. GATOT SUBROTO (JL. BARU) TANJUNGPANDAN TELP. (0719) 7007891
DAPATKAN DI TOKO MITRA Jl. SRIWIJAYA TANJUNGPANDAN (+ 300 m DARI BCA) 0719 - 23555
HB. Accent Bench Deco
SRIKANDI SALVIA SRIKANDI SALVIA SRIKANDI
Plastic Furniture
Tak Harus Izin BI J AKAR TA , BANGKA POS -- UnAKART tuk menjaring kredit usaha rakyat atau KUR lebih besar lagi terhadap usaha kredit mikro, Bank Indonesia tidak lagi harus dimintakan izin. Persetujuan cukup dari bank penyalur KUR itu sendiri. Pola seperti itu dikhususukan untuk persetujuan penyaluran KUR di bawah Rp 5 juta. Namun, untuk KUR di atas Rp 5 juta ke atas, Bank Indonesia tetap mewajibkan setiap bank untuk meminta persetujuan BI terlebih dulu. BI akan memeriksa terlebih dulu permintaan KUR yang
...have a nice dream !
NAMA KAPAL
9,159.00 8,303.55 8,893.10 8,205.52 11,761.99 9,750.88
jawab pers, seusai mengikuti rapat terbatas di Kantor Presiden, Kompleks Istana, Jakarta, Kamis (6/5). (kompas.com)
Spring Bed
DEWI AMELIA S P R I N G
9,251.00 8,387.88 8,989.41 8,291.66 11,882.91 9,849.87
KAMIS, 6 MEI 2010 -- SUMBER: WWW.BI.GO.ID
R
OLYMPIC
Kurs Jual Kurs Beli
1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 100.00
SUMBER:WWW.BAPPEBTI.GO.ID
SUMBER:WWW.LME.CO.UK/ KLTM.COM.MY
Tetap berprestasi setelah Maag dan Typhus pergi PEPATAH orang tua untuk Mengenai sakit Maag, menurut kembali ke alam sekarang terasa Ilham, manfaat Gentong Mas baru kebenarannya. Lingkungan yang terasa setelah rutin minum selama semakin menurun kualitasnya dan satu setengah bulan. “...sekarang pola makan yang tidak semaag tak menjadi kenhat menjadi pangkal utadala lagi untuk optimal ma mudahnya penyakit bekerja....bahkan saya hinggap. Berbagai riset tetap rutin minum Gensudah membuktikan bahtong mas karena rasa wa herbal (tumbuhan) lezatnya dan untuk sangat efektif sebagai mempertahankan stampencegah dan mengtataina agar tetap si berbagai penyakit. prima...”ucap Ilham Ilham (35 th) warga Jl menutup perbincangan. KH Mas Mansyur Sungai Gentong Mas adalah Kujang Samarinda- Kalsuplemen kesehatan Ilham tim meyakini betul petudengan kandungan vitaah orang tua di atas, Karena itu min dan nutrisi bermutu. Bahan utadia sangat berhati-hati dalam ma Gentong Mas yaitu Gula Aren dan menjaga kesehatan. Namun Nigella Sativa (Habbatussauda) terbagaimanapun juga banyak hal bukti memiliki banyak manfaat. Menuyang tak bisa dielak olehnya, dirut Jeff Nugent dalam buku “Permacantaranya Maag dan Thypus. ulture Plants (2004)” Riboflavin dan “...sakit maag sudah saya derita Ascorbic Acid , yang dikandung Gensejak lama akibat keasyikan kerja tong Mas, memperlancar metasehingga telat makan... sedangbolisme, memperbaiki kerja sel dan kan Thypus baru-baru ini memperkuat kekebalan tubuh . Sedatang...kata dokter akibat madangkan menurut Imunolog Jerman, kanan yang kurang higienis...” Hidelbert Wagner, Nigella Sativa , yang papar Ilham mengawali obrolan. menjadi bahan Gentong Mas, meKarena takut efek samping, nambah daya tahan tubuh terhadap Ilham tak berani minum obat kimberbagai penyakit. ia sembarangan. Beruntung saat Gentong Mas juga mengandung itu dirinya membaca testimoni teFiber dan Glycine yang berfungsi natng Gentong mas dikoran menormalkan kadar asam di lamlokal. Karena merasa produk bung dan Riboflavin yang memperherbal tak membawa efek sampbaiki kerusakan selaput mukosa di ing, Ilham segera mencobanya pencernaan sehingga dapat dengan minum Gentong Mas semencegah dan mengatasi Maag. cara rutin tiga gelas sehari. BerMeski demikian, pola hidup sehat syukur, belum lima tiga hari , yaitu berolahraga secara teratur, manfaat Gentong Mas sudah mengurangi rokok dan banyak miterasa. “...alhamdulillah, Thypus num air putih perlu dijalankan. secara perlahan mereda dan hiGentong Mas dibuat dari bahan lang....” ucap Ilham bersyukur. murni pilihan dan diproses alami tan-
Nilai
USD AUD CAD CHF EUR JPY
IH
Maskapai Sriwijaya
7
JUMAT 7 MEI 2010
S
BANGKA POS
DISTRIBUTOR RESMI SEPEDA POLYGON KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
MULTI MULIALINDO DEPAN POLSEKTIF PANGKALAN BARU Jl. KOBA NO. 12 PANGKALPINANG 33684 BANGKA TELP. (0717) 421475
PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
DINAS PEKERJAAN UMUM Ir.Ansori, MT Kepala Dinas Beserta Staff
Komplek Perkantoran Gubernur Air Itam Pangkalpinang, email: kimpraswil@ppinang.wasantara.net.id
BANGKA POS
BANGKA POS GROUP
8
smart shopping
JUMAT 7 MEI 2010
BANGKA POS
Pembiayaan KPR
the Greenland Gandeng BRI
BANGKA POS/RUSAIDAH
CUCI GUDANG - Baby & Friends menggelar cuci gudang hingga 10 Mei 2010 dengan produk pakaian anak merek ternama.
Baby & Friend
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Untuk memudahkan end user dalam kepemilikan perumahan the Greenland, pengembang perumahan the Greenland, PT Mitra Anugrah Perdana (MAP) terus berinovasi. Setelah sebelumnya BCA dan BTN, kali ini, menggandeng perbankan nasional, Bank Rakyat Indonesia (BRI) dengan ditandai penandatanganan kerjasama di BB Center Point, Kamis (6/5). Penandatangan sendiri dilakukan Direktur PT MAP, Aloisius Tedjo dan Pimpinan Cabang BRI Pangkalpinang, Yusni Kuswanto disaksikan Wakil Pimpinan Pimpinan Wilayah BRI Sumbagsel, Direksi PT MAP dan di hadapan Notaris, Amorawati SH SpN. Direktur PT MAP, Aloisius Tedjo mengatakan, semakin banyaknya kerjasama dengan pihak perbankan, memberi kemudahan pilihan kepada calon konsumen memiliki hunian di the Greenland. “Dipilihnya BRI karena jaringannya yang sangat luas, tidak hanya di perkotaan tapi juga di pedesaan. Karena banyak dari pembeli perumahan the Greenland yang berasal dari Tempilang, Jebus, Kelapa dan daerah lainnya,” ujar Aloisius dalam konferensi pers, Kamis (6/5). General Manager PT MAP, Wahyu Wisnugroho menjelaskan, untuk memudahkan konsumen juga saat ini kepemilikan sertifikat masing-masing rumah telah dipecah, sehingga saat membeli
Promo Cuci Gudang Bayi dan Anak Q Mulai 5-10 Mei 2010 PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Toko perlengkapan bayi dan balita, Baby & Friend menggelar promo cuci gudang mulai 5-10 Mei 2010. Produk baju tersebut kini bisa anda dapatkan dengan harga Rp 50 ribu, Rp 100 ribu - Rp 200 ribu, untuk tiga pieces baju, celana, rok dan gaun. Selain itu, khusus pelanggan Baby & Friend yang ingin membeli produk merek Elegance dengan berbagai motif dan lebih
Layanan Debit GUNA memberikan kemudahan bagi pelanggan dalam pembayaran, Baby & Friend menyediakan layanan debit BCA dan Mandiri. “Pelanggan kita cukup banyak dan beragam, karena itu kita berusaha memberikan yang terbaik bagi mereka,” kata Irma, karyawan Baby & Friends kepada Bangka Pos Group, Kamis (6/5). Ditambahkannya, pasar untuk produk Baby cukup bagus sehingga keinginan dan kemudahan konsumen berbelanja juga mesti diperhatikan dengan baik. “Hal ini sejalan dengan komitmen kita untuk terus meningkatkan pelayanan, di samping memberikan produk yang berkualitas,” ujarnya. (uwa)
lengkap akan mendapatkan diskon 30 persen. “Kita berharap promo penjualan ini bisa memberi kesempatan bagi pelanggan Baby & Friends untuk mendapatkan baju bayi dan anak dengan harga lebih murah,” kata Irma, karyawan Baby & Friends kepada Bangka Pos Group, Kamis (6/5). Baju-baju bermerek yang ditawarkan Jack n Jill, Elegant, Guess, Next, Oskosh dan Oillily. Selain baju, toko yang mulai beroperasional 2005 lalu ini juga menawarkan sepatu merek Gucci, Mother Care dan Dior mulai dari harga Rp 50 ribu sampai dengan Rp 80 ribu. “Stoknya pakaian tersedia cukup banyak sehingga konsumen memiliki kesempatan dalam memilih pakaian bagi putra-putri ciliknya,” ungkap Irma. Bagi anda yang tengah mencari aneka mainan bayi dan balita bisa mencarinya di sini. Seperti kereta dorong, ballroom, barbie, meja belajar, ayunan bayi, tempat tidur bayi bisa anda peroleh dengan harga terjangkau. “Sementara untuk produk pigeon, baby shop, steril botol dan lainnya kita pasang dengan harga tetapi dijamin tidak mahal,” tambahnya. (uwa)
Jangka Waktu KPR BRI : O Pengusaha O Fungsional O PNS (TNI/Polri)
10 Tahun 15 Tahun y) 20 Tahun. (ma (may)
XL BlackBerry One
Promosi Spesial Rp 99 ribu /Bulan yang harian maupun bulanan juga tetap bisa mendapatkan promo ini dengan cara stop layanan terlebih dahulu kemudian mengirimkan SMS dengan perintah BB (spasi) BULAN kirim ke 568; atau dengan mengakses *123#. “Dengan tarif hanya Rp 99 ribu/bulan, layanan XL BlackBerry prabayar menjadi yang paling kompetitif jika diperhitungkan juga dengan kehandalan kualitas dan jangkauan jaringan XL,” ujarnya.
Layanan BlackBerry di Indonesia kini sudah cukup mudah didapatkan, apalagi tarifnya semakin ...
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- PT XL Axiata Tbk (XL) kembali meluncurkan program promo spesial berlangganan layanan XL BlackBerry. Promo spesial yang diberikan dengan harga Rp 99 ribu/30 hari sudah termasuk pajak. Kegiatan promo ini dilakukan dalam rangka memberikan kemudahan bagi para pelanggan. Promo istimewa ini berlaku mulai 3 Mei-31 Juli 2010. “Layanan BlackBerry di Indonesia kini sudah cukup mudah didapatkan, apalagi tarifnya semakin murah. Namun, XL tetap berkomitmen untuk memberikan layanan yang terbaik dengan tarif yang lebih murah lagi, hanya Rp 99 ribu/bulan dan sudah termasuk pajak,” ungkap Regional Sales Operation Manager (RSOM) XL Area Babel, Darwing Chaniago, kemarin. Ia menambahkan, tarif promo ini turun cukup signifikan dari tarif sebelumnya sebesar Rp 150 ribu/bulan. Promo istimewa ini hanya berlaku bagi pelanggan baru yang melakukan registrasi berlangganan XL BlackBerry One. Untuk pelanggan existing BlackBerry Gaul dan BlackBerry Bizz baik
DARWING CHANIAGO Regional Sales Operation Manager (RSOM) XL Area Babel
Diungkapkannya, pelanggan XL BlackBerry tidak perlu khawatir akan kehilangan sinyal ketika harus bertugas atau bepergian ke luar kota. GM Sales Operation XL Sumbagsel, Haryo Wibowo mengatakan, untuk menjamin kenyamanan pelanggan menggunakan layanan Black-
Berry, saat ini XL juga telah meningkatkan kapasitas layanan BlackBerry, dengan bandwidth sebesar 260 Mbps. “Hal ini menjadikan XL sebagai operator penyedia layanan Blackberry dengan kapasitas terbesar di Indonesia, dengan koneksi langsung ke RIM melalui dual carrier partner,” ujarnya. Layanan XL BlackBerry juga telah dilengkapi dengan fasilitas internasional roaming data dengan tarif flat yang mencakup 9 negara di antaranya yakni Malaysia (Celcom), Singapura (M1), Kamboja (Hello), Hongkong (SmartTone), Jepang (Softbank) dan Philippine (Sun). Layanan XL BlackBerry saat ini juga didukung dengan XL Xperience Land yang merupakan pusat layanan XL BlackBery, untuk membantu pelanggan mendapatkan kemudahan transaksi pembelian handheld BlackBerry dengan garansi resmi dari RIM serta dilengkapi berbagai macam aksesories, berbagai aplikasi, fasilitas upgrade device dan repair device serta konsultasi tentang BlackBerry. (uwa)
Terapi Gurah
Dikenal di Kalangan Pesantren Q Sembuhkan Asma dan Sinusitis Q Keluarkan Lendir Kotor PANGKALPINANG, BANGKA POS -Bagi anda yang ingin melakukan terapi gurah, kini tidak usah khawatir lagi susah untuk mencari lokasinya. Khusus di Pangkalpinang, kini telah hadir tempat Terapi Gurah Richard, yang membuka praktek di Gang Merpati nomor 184, Jalan Abdurrachman Siddiq, Pangkalpinang. Kegiatan terapi itu dimulai dari pukul 08.00 WIB hingga pukul 20.00 WIB. Richard, pemilik ‘Terapi Gurah’ menuturkan, dulu gurah dikenal di kalangan pesantren tradisional yang biasa digunakan para santri untuk belajar qiroah (seni membaca Alquran). “Kini gurah tidak hanya populer di kalangan santri karena selain dapat membuat suara menjadi nyaring, juga terbukti memiliki efek penyembuhan berbagai penyakit,” ujar Richard, pria asal Kalimantan ini.
Gurah juga merupakan satu sarana membersihkan dan mengeluarkan kelebihan lendir yang kotor dengan cara memasukkan ramuan khusus ke dalam lubang hidung. “Reaksi dari ramuan ini menjadikan semua saraf tubuh akan bereaksi menekan, mengeluarkan lendir kotor yang mengandung kuman penyakit dan racun,” jelas Richard. Menurut Richard, seluruh saluran pernafasan, pencernaan dan darah akan bersih dalam kurun waktu sekitar dua jam melalui lendir yang keluar dari rongga hidung, mata dan mulut. “Efek dari terapi gurah dapat membantu menyembuhkan penyakit yang berhubungan dengan kepala, saluran pernafasan dan pencernaan. Tak ada pantangan dalam pengobatan ini, hanya disarankan sepekan setelah gurah pasien tidak makan-makanan pedas dan minum es,” lanjutnya. (alf)
rumah di the Greenland langsung mendapatkan akta jual beli (AJB) dan langsung balik nama. Saat ini manajemen the Greenland sedang menyelesaikan infrastruktur pendukung perumahan ini. Misalnya instalasi Water Treatment Plant, sistem saluran serta jalan cluster. Sementara pembangunan rumah massal sendiri terus dikerjakan dengan di berbagai block. Bahkan beberapa block seperti Block M, L dan F sudah sold out beberapa waktu lalu. “Baik pembayaran cash atau kredit, AJB langsung diberikan. Ini kemudahan yang diberikan the Greenland untuk konsumen. Selain itu, the Greenland pada Juni ini akan melaksanakan serah terima unit kepada pembelinya. Untuk tahap pertama ini sekitar 9-10 unit rumah akan diserahkan, kemudian dilanjutkan seminggu kemudian. penyerahan rumah ini berkelanjutan tiap minggu jadi secara kontinu,” paparnya. Pimpinan BRI Cabang Pangkalpinang, Yusni Kuswanto menyebutkan tahun 2010 ini BRI mulai fokus untuk pembiayaan KPR, bukan hanya di bisnis UKM saja. “Untuk menunjang kerjasama dengan the Greenland ini, BRI memberikan special rate/special price dalam hal pembayaran KPR. Special rate 7,5 persen fix setahun atau 8,8 persen untuk dua tahun. Maka dari itu, di tahun 2010 ini BRI sudah memiliki yang namanya AO Consumer yang khusus membidangi kredit konsumen. Dengan kepemilikan 9 BRI unit dan 2 KCP, akan memudahkan konsumen yang membeli perumahan the Greenland, apalagi sekarang masing-masing unit sudah online,” papar Yusni. (may)
BANGKA POS/RUSAIDAH
TANDATANGANI AKAD KERJASAMA - Pimpinan BRI Cabang Pangkalpinang, Yusni Kuswanto dan Direktur PT MAP, Aloisius Tedjo menandatangani akad kerjasama KPR the Greenland disaksikan Direksi PT MAP di hadapan Notaris, Amorawati Sh SpN di BB Center Point, Pangkalpinang, Kamis (6/5/2010).
Jangka Waktu KPR Terlama DALAM kerjasama tersebut, BRI Cabang Pangkalpinang berani memberikan jangka waktu KPR terlama dari bank-bank lain. Sekitar 20 tahun, jangka waktu KPR bagi konsumen yang membeli perumahan the Greenland. Yusni Kuswanto, Pimpinan BRI Cabang Pangkalpinang mengatakan, selain memiliki jaringan terluas, BRI juga memberi kemudahan fasilitas kredit pemilikan rumah hingga 20 tahun. “Ini merupakan nilai lebih dari BRI. Tahun ini ditargetkan untuk KPR BRI sekitar Rp 15 miliar. Target ini lebih meningkat dibandingkan dengan tahun 2009 lalu yang hanya Rp 3,5 miliar. Kita lihat dengan adanya prospek ini, cluster berapapun pasti laku,” papar Yusni. Apalagi diakuinya, kepemilikan sertifikat masing-masing rumah sudah dipisah tidak
menggunakan sertifikat induk lagi, sehingga lebih mudah prosesnya. “Di samping itu lokasi perumahn the Greenland yang terjangkau, serta konsep minimalis sesuai dengan hunian keluarga,” tuturnya. Di atas lahan seluas 140 Ha ini, selain hunian akan dikembangkan kawasan terpadu, modern dan lengkap fasilitasnya seperti swimming polll, jogging track, children playground, commercial area maupun exclusive country club. “Sesuai komitmen the Greenland yang memiliki kepedulian terhadap lingkungan hidup, saat ini juga dikembangkan kawasan seluas 2,5 Ha sebagai nursery dengan puluhan ribu jenis tanaman. Nantinya pohon-pohon ini akan ditanam di seluruh kawasan, baik sebagai taman maupun kawasan hijau,” ucap Wahyu. (may)
Super Ball Jumat, 7 Mei 2010
HALAMAN
35 BANGKA POS
9
Inter Milan 1 VS 0 AS Roma
ANGKAT TROFI Kapten Inter Milan, Javier Zanetti, mengangkat trofi Coppa Italia di Stadion Olimpico Roma, Kamis (6/5). Inter menang 1-0 di babak final.
Daftar Juara (10 Terakhir)
Reaksi Mereka Saya sangat gembira dengan gelar pertama yang saya dapatkan di Italia, kami masih bisa mendapatkan dua gelar lainnya di tahun ini dan kami harus mengejarnya. Wesley Sneijder Gelandang Inter Milan Ini adalah momen terpenting, saya sangat menginginkan menang di kompetisi ini karena ini adalah pertandingan terbesar yang saya mainkan.
2000-01 ACF Fiorentina 2001-02 Parma FC
Kesuksesan ini sangat penting. Kami bermain lebih bagus ketimbang tim lawan. Tapi sekarang kami harus kembali memikirkan pertandingan selanjutnya melawan Chievo di Serie A. Roma tim besar, mereka masih akan bertarung dengan kami hingga akhir untuk menjadi Scudetto. Javier Zanetti Kapten Inter Milan
Kami sangat gembira saat mendengar teriakan Inter juara di seluruh penjuru stadion. Itu adalah sesuatu yang tidak mungkin saya lupakan..
Kami memainkan pertandingan yang bagus. Namun, Inter mencetak gol dalam serangan balik melalui Diego Milito dan tidak menciptakan banyak peluang lain. Kami seharusnya mendapat dua penalti, karena terjadi kontak antara pemain Inter dengan Jeremy. Namun wasit takut karena melawan klub besar.
Douglas Maicon Bek Kanan Inter Milan
L uca TToni oni Striker AS Roma
Marco Materazzi Bek Inter Milan
2002-03 AC Milan 2003-04 SS Lazio 2004-05 Inter Milan 2005-06 Inter Milan 2006-07
AS Roma
2007-08
AS Roma
2008-09 SS Lazio 2009-10 Inter Milan Distribusi Gelar 9
: Juventus; Roma
6
: Fiorentina ; Inter Milan
5
: Torino; Milan ; Lazio
4
: Sampdoria
3
: Napoli; Parma
2
: Bologna
1
: Genoa; Venezia; Atalanta; Vicenza; Vado
Data Pertandingan Inter Milan 1-0 AS Roma Gol: Alberto Diego Milito 40' Gol Stadion Stadion: Olimpico, Roma, Italia Penonton: 55.000 Penonton Wasit Wasit: Nicola Rizzoli kuning Materazzi 35, Chivu 45, Kartu kuning: Samuel 53, Eto’o 86; Burdisso 14, Perrotta 37 artu merah: Totti 87 Kar tu merah Susunan Pemain Inter Milan (4-3-1-2): Julio Cesar; Douglas Maicon, Ivan Cordoba (Samuel 38), Marco Materazzi, Christian Chivu; Javier Zanetti, Esteban Cambiasso, Thiago Motta; Wesley Sneijder (Mario Balotelli 5, Sulley Muntari 90); Samuel Eto’o, Diego Milito AS Roma (4-2-3-1): Julio Sergio; Nicolas Burdisso (Marco Motta 46), Phillipe Mexes, Juan, John Riise; Daniele De Rossi, David Pizarro (Francesco Totti 46); Rodrigo Taddei, Simone Perrotta, Mirko Vucinic; Luca Toni (Jeremy Menez 63)
INTER Milan semakin menunjukkan dominasinya di tanah Italia. I Nerazzurri menjuarai Coppa Italia setelah menang 1-0 atas rival utamanya, AS Roma. Tampil di Stadion Olimpico, Roma, Kamis (6/5) dinihari, striker Diego Milito menjadi pahlawan kemenangan Inter lewat golnya di menit ke-40. Gol bermula dari kesalahan Philippe Mexes yang terlambat menutup ruang Milito, yang menguasai bola. Milito lalu mendapat ruang untuk menggocek bola melewati Simone Perrotta sebelum akhirnya mengirim bola masuk ke gawang Roma. “Dua kali Mexes memukulku saat pertandingan. Namun setidaknya dia memberikan kami bantuan besar dalam gol kemenangan. Jadi saya harus mengucapkan terima kasih pada Mexes,” kata bek Inter, Marco Materazzi, kepada televisi Rai dikutip FootballItalia. Sebenarnya Roma tampil
mendominasi. Namun mereka gagal memanfaatkan peluang. Kondisinya semakin buruk setelah Il Capitano Francesco Totti mendapat kartu merah di menit ke-87 setelah melanggar Mario Balotelli. “Pertandingan ini penuh perjuangan. Kami tahu pertandingan ini akan sulit dan saya harus memuji Roma. Mereka adalah skuad yang hebat dan telah membuat banyak masalah terhadap pertahanan kami. Namun, kami mampu memanfaatkan kesempatan yang kami peroleh dengan baik,” kata Milito seusai pertandingan. Coppa Italia menjadi Il Primo Titolo (titel pertama) Inter musim ini. Secara keseluruhan ini adalah gelar Coppa keenam bagi Inter setelah sebelumnya juara tahun 1939, 1978, 1982, 2005, dan 2006. Keberhasilan meraih gelar Coppa semakin menambah keyakinan kubu Inter meraih treble winner (tiga gelar) musim ini. Dua gelar yang menjadi bidikan adalah Scudetto Serie A Italia dan Liga Champions. Di Serie A, Inter memimpin klasemen dengan 76 poin, unggul
dua poin dari Roma. Dengan dua pertandingan sisa, peluang I Nerazzurri untuk mempertahankan gelar juara sangat terbuka. Sementara di Liga Champions, pasukan Jose Mourinho sudah memastikan lolos ke babak final. Inter akan bertemu Bayern Muenchen di Santiago Bernabeu, Madrid, 22 Mei nanti. “Kami sangat bahagia karena telah memenangkan gelar pertama dari semua gelar yang mampu kami raih. Sekarang kami berharap untuk meraih dua gelar tersisa,” ujar Milito, yang menjadi mesin gol Inter. Pelatih Jose Mourinho pun menegaskan timnya siap menjuarai Serie-A dan Liga Champions untuk melengkapi
gelar Coppa. “Sekarang ada tiga pertandingan penting yang bisa membuat kami meraih dua gelar (Scudetto dan Liga Champions). Kami akan terus berjuang sampai detik terakhir demi impian ini,” tegas The Special One di situs resmi Inter. Saat Inter berpeluang meraih tiga gelar sekaligus, Roma justru terancam tanpa gelar setelah gagal di ajang Coppa. Harapan Il Lupo kini hanya di Serie A. Hanya peluang mereka lebih kecil dibanding Inter. Meski demikian, Pelatih Claudio Ranieri tetap optimistis timnya dapat menyalip LaBeneamata pada sisa dua per-
Ulasan Mourinho
tandingan. “Kami akan berusaha melakukan tugas kami dengan segenap kemampuan yang kami miliki. Kami akan terus berjuang sampai akhir,” tegasnya. Striker Luca Toni juga tak mau berlama-lama merenungi kegagalan di Coppa Italia. Ia bahkan sudah menatap dua laga terakhir Serie-A, yang masih mungkin dimenangkan timnya untuk menjaga peluang Scudetto. “Kami masih dalam persaingan gelar juara dan mengejar tim kuat. Kami berharap mereka tergelincir meski ini akan sangat sulit. Namun, kami harus memberikan yang terbaik,” kata Toni, yang menyebut kekalahan timnya karena wasit takut pada Inter. Dalam dua laga terakhir di Serie A, Roma akan melawan Cagliari dan Chievo Verona. Sedangkan Inter bertemu Chievo dan Siena. Well, apakah Roma mampu membalas kegagalannya di Coppa atau sebaliknya Inter kembali menenggelamkan Roma untuk menegaskan dirinya sebagai Raja Italia? (Persda Network/ka7)
Ulasan Ranieri
Tidak Indah
Lambat Adaptasi
INI pertandingan berat sejak menit awal karena kami kehilangan beberapa pemain penting. Selama 90 menit, permainan amat agresif, intensif, tetapi tak terlalu indah. Namun, memang ada kalanya Inter harus bermain seperti ini. Kami mencetak gol dan sejak itu mengontrol pertandingan. Kami sempat memberi Roma kesempatan menekan, tetapi kiper Julio Cesar tampil bagus hingga gawangnya tak kebobolan. Roma kehilangan “kepala” mereka ketika menyadari tak punya kesempatan untuk mengejar. Totti akhirnya juga kehilangan “kepalanya” (dengan melakukan tekel keras kepada Balotelli). Pada taraf itu, pertandingan sudah selesai ketika mereka (ka7) sudah kehilangan keyakinan diri.(ka7) *) Jose Mourinho, Mourinho Pelatih Inter Milan, dikutip Football Italia
KAMI butuh waktu lama untuk beradaptasi dengan pertandingan. Kami lambat panas. Pada akhirnya hal ini sangat berarti bagi kami, karena tekanan terus dihadapi Roma. Kami dihukum oleh sebuah insiden (gol Milito) beberapa menit sebelum istirahat. Kami sudah berusaha mengeluarkan kemampuan terbaik Kami bermain bola-bola pendek. Jika bermain bola-bola panjang, kami takkan mampu melawan Inter. Kami telah berjuang. Tapi kebobolan karena kehilangan bola di tengah, dan itu adalah taktik favorit mereka. Saya menyayangkan kartu merah Totti. Itu adalah pelanggaran akibat frustrasi. (ka7) * ) Claudio Ranieri, Ranieri Pelatih AS Roma, dikutip Football Italia
AP PHOTO
KONTRAS - Pemandangan kontras terlihat di Stadion Olimpico, Roma, Kamis (6/5). Saat pemain Inter Milan mengangkat trofi Coppa Italia (1 &2), Kapten Roma Francesco Totti hanya numpang lewat di sampingnya.
10
BANGKA POS JUM’AT
7 MEI 2010
Untuk Pemotretan Hubungi : Naskah Budi Asban Meli (Mentok) Farid Jefry Andersen Harada
Kami Siap Datang Untuk Memotret
54 JT/BS TT MOTOR/NEGO
DP 40 JT/NEGO
DP 45 JT/NEGO
NEGO
DP 27 JT/NEGO
18,3 JT/NEGO
: 08127853852 : 085273591523 : 081367587575 : 085287121741 : 085267919003 : 081373260107
29 JT/NEGO/OVER KREDIT
Panther PU, th 96', BN, pjk ban, kir baru, AC, Tape, Body Kaleng, Siap pkai, Hub: 0813.68483862
X Trail Type ST Th' 05, W. Hitam, AC, Pjk lns, (plat No Pilihan), Kond Mulus Terawat, Siap pkai, Hub: 0813.68706699
Innova Type G Th' 05, W. Hitam, AC, Pjk lns, Mesin Ok, Kond Muls, Siap pkai, Hub: 0813.68874555
Avanza Type G Th' 06, W. Silver, AC, Pjk lns, Orisinil, Kond Siap pkai, Hub: 0852.68998976
Honda CRV Th' 02 Awal Body besar, W. Abu Met, Jok 3 Baris, Manual, Pribadi Lgkp, Hub: 0812.7178126
Vixion Th'09 Akhir, Pjk lns, BN, W. Hitam, Ban TUbless, Pkp Hub: 0813.67934555
Kuda Super Exit Th' 01, W. Biru Silver, AC Double Blower, BN, Pjk lns, Bensin, Hub: 0812.78329966
___________________________ 146459
___________________________ 146909
___________________________ 146910
___________________________ 146912
___________________________ 146197
___________________________ 146198
___________________________ 146203
Baleno th'97, BN, w.hijau met, kond mulus, istimewa, VR'17, Audio, lengkap. Hub: 0819.18922100 Pkp
Honda CRV th’2004 w. silver met, orisinil, mutasi langsung nama sendiri, Hub : 0819 2910 0567
Taft GT 4x4 Idependent, W.Abu2 Tua Met, AC, TV, CD, VR, BR, Orisinil. Hub : 0819 2910 0567
Honda Grand Nova th’90 akhir w. hijau, brg simpanan, orisinil, komplit, Hub : 0819 2910 0567
Suzuki APV th’08 w. hitam, BN asli Bangka, pjk lunas, kond.spt baru, Hub : 0819 2910 0567
Corolla DX th’81 w. hitam, body mulus, jok press, BN, Pjk lunas, Hub: 081271320471
Xenia Li th’04 w. coklat muda met, AC, PW, PS, VR, alrm, tape, siap pakai, Hub: (07170 95889 - 081272523320
___________________________ 146204
___________________________ 146842
___________________________ 146843
___________________________ 146844
___________________________ 146845
___________________________ 146846
___________________________ 146847
2
100 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
74 JT/NEGO/BS TT
8 JT/NEGO
BISA TT CASH/CREDIT
NEGO
80 JUTA/NEGO
195 JT/NEGO
NEGO
23,5 JT/NEGO
Jimny Katana Long th’86 w. merah maroon AC, Tape, VR, siap pakai, Hub: 081929662891
BMW 318i M40 E36, TH’92, W.Hijau Met, Vcd Pionier, AC, SS, PR, Interior M-Btech, Ban & Aki Baru, Kond.Siap Pakai, Hub: 081322320039
Thunder 2005,Full Modif ( Super Moto ), Mesin Orisinil Hub: 0813.6875.5651
Mits. Galant V6 Manual th 94, w. biru tua met, BN, VR, MP3, AC, PW, PS, kond mls trwt. Hub : 08127177499 Pkp
X trail type XT th 04, Plat B, KM 37000, w. silver stone, pribadi, mulus spt baru, siap pkai. Hub : 085268190391
PU Espass Th' 96, W. Hitam, BN, Pjk lns, VR, Ban Baru, Siap pkai, Mesin Mlus, Hub: 0813.67944786 Pribadi
Kijang LSX EFI 1,8 Th' 02, W. Silver, BN, Pjk lns, Full Variasi, Hub: 0819.95209292
___________________________ 146848
___________________________ 146235
___________________________ 146881
___________________________ 146231
___________________________ 146913
___________________________ 147001
___________________________ 147003
DP 25 JT/NEGOANGS. 3.1JTX22 BLN
79 JT/NEGO/BS TT
Baleno th 00, BN, pjk baru, w. silver met, CD, AC dngn, mls, orisinil. Hub : 081373373322
Escudo th 96, w. hijau met, CD, AC dngn, orisinil, mulus, BN, pjk lns. Hub : 0811717918
Kia Visto th 01, w. silver met, BN, pjk lns, orisinil, mulus, CD, audio. Hub : 081373373322
Hyundai Atoz GLS, Th 00, W. Biru Met, Pjk Baru BN, Kondisi Mulus,Terawat Hub :081373136207
Kijang LX Solar th’97/98 w. hijau met, BN, PS, PW, Vr, Kondisi siap pakai, Hub: 08127170663
Dijual Toyota Soluna th’2002 w. merah maroon, plat BN, body mulus, Hub: 08127814767
Escudo 20.i, Th 2001, W.Silver Metalik, BN Asli Bangka, Kondisi Mulus Terawat. Hub:081367706566
___________________________ 146914
___________________________ 146915
___________________________ 146916
___________________________ 146963
___________________________ 146964
___________________________ 146965
___________________________ 146966
Dijual Kijang LX th’2002 w. biru met, AC, Tape, Power Stering, Body mulus Hub: 08127814767
Dijual Mobil Toyota Innova tipe G th’2005 BN asli Bangka, w. hitam, bdy mulus, Hub: 08127814767
Dijual Mobil Honda Streem th’2003 w. biru met, Automatic, body mulus, Hub: 08127814767
Dijual Mobil Dump Truck PS 120 th’2005, Body casis bagus, siap pakai, Hub: 08127814767
Dijual Honda Jazz IDSi Automatic th’2006 w. silver, body mulus, spt baru, Hub: 08127814767
Dijual Kijang LGX th’2002 w. hijau met, Body mulus, AC dbl, Hub: 08127814767
Jazz IDSi Body Vtec th’06 akhir hitam, full sound, jrg pakai, KM rendah, Hub: 081271576700
___________________________ 146967
___________________________ 146968
___________________________ 146969
___________________________ 146970
___________________________ 146971
___________________________ 146972
___________________________ 146973
NEGO/BS CASH/CREDIT
40 JT NEGO/BS TT MOTOR
CASH CREDIT
Terano Spirit th’2003 w. hitam, BN, Full Variasi, Full Sound, TV + Ban serep belakang, terawat, Hub: 081949019000
Nissan X-Trail XT (lengkap) th'04/05, silver met, BN, kond mlus. Hub: 0813.73136207 Pkp
Dijual Cepat Kijang LGX th’02 w. Golt, BN asli Bangka, komplit, Hub: 08127815005 S.liat
Avanza G th’08 w. hitam met, kond. mulus terawat, spt baru, Hub: 081367706566 Pkp
Kijang Grand th 93, w. hijau met, BN, pjk lns, AC, mulus, siap pakai. Hub : 085267698333
S.Esteam, th 91', BN, pjk lns, w.putih, mlus, siap pkai, ac, ps, pw, cd.Hub: 0878.97260551
S.Futura PU 1,5 th 07', msin bdy lngkap, pjk/kir 1 th. Hub: 0813.67586356 Jl.A Yani Pkp.
___________________________ 146974
___________________________ 146975
___________________________ 146976
___________________________ 146978
___________________________ 146246
___________________________ 146237
___________________________ 146240
DP 45 JT/NEGO/ANGS 1.9 JT X 12 BLN
75 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
153 JT NEGO
CASH/KREDIT
DP. RINGAN
DP. RINGAN
DP. 47 JUTA-AN
DP. RINGAN
DP 29 JTAN
DP. RINGAN
DP. RINGAN
New Avanza 2010 ( Baru 100% BN ) Hub:0812.782.0711 / 0852.6797.4968
New Yaris Type S, Manual 2010 ( Baru 100% BN ) Hub : 0812.782.0711 / 0852.6797.4968
New Fortuner 2010, Type G, Diesel Manual ( Baru 100% BN ) Hub:0812.782.0711 / 0852.6797.4968
New Innova 2010 ( Baru 100% BN ) Hub:0812.782.0711 / 0852.6797.4968
New Hilux 2010 ( DC ) 100% Baru Asli BN. Hub:0812.782.0711 / 0852.6797.4968
Panther New Royal, Th 99 Akhir, BN Asli Bangka, W.Hijau Met, VR, AC Doble, PW, PS, F. Orginal. Hub:081368452999
To y o ta I n n o v a t h . 0 9 / 1 0 , 1 0 0 % b a r u , G a r a n s i Mesin 3 thn, Kredit 4 tahun. Hub : 081367322522
___________________________ 146882
___________________________ 146883
___________________________ 146884
___________________________ 146885
___________________________ 146886
___________________________ 146887
___________________________ 146888
Toyota Rush , 100% Baru, th 09/10, Garansi Mesin 3Th, kredit sampai 4th. Hub : 081367322522
Suzuki Esteem, Th 91 Akhir, BN, Pjk Lns, VR, PW, AC, Sound sstm, W.Hijau Ferary, Mulus, Modifikasi. Hub:081367279406
To y o t a Av a n z a t h . 2010, 1 0 0 % b a r u , G a r a n s i Mesin 3 thn, Kredit 4 tahun. Hub : 081367322522
KIA Visto, Th 00, W.Coklat Muda Met, Kondisi Bagus, Orisinil. Hub:0813.6727.9406
Kijang Kapsul PU, Th 05, Bensin, BN, Pjk Lns, Mulus, Orisinil. Hub:0813.7306.4105
Dijual Cpt VW Safari th 74, W. Krem Muda, BN Asli Bangka, Pjk Lns. Hub : 081929010289
Kijang MB, Th 92, BN, Pjk Lns, VR, W.Hijau Mlm Hub:0812.7848.4840/Pkp
___________________________ 146889
___________________________ 146890
___________________________ 146891
___________________________ 146892
___________________________ 146893
___________________________ 146894
___________________________ 146897
NEGO
DP 21 JTAN
DP 30 JTAN
DP 20 JT/SISA ANGS.21 BLN
43 JT/NEGO
NEGO
TE
U RJ
NEGO/TT
AL
NEGO
U RJ
AL
T E 135 JUTA/NEGO
6 JT/NEGO
46 JT/NEGO
73 JT/NEGO / BISA TT
DP 25 JT/NEGO
H. Atoz th 01, BN asli Bangka, body mulus, terawat, KM 45000. Hub : 085268190381
Dijual Cepat Hyundai Accent Th' 01, W. Hitam, AC, CD, Rad, Hub: 0818.06518887
Fiz R Th' 05 Akhir, W. Hitam Orange, BN, Over set 00, Hub: 0852.73355514
Rx King Th' 03, Kond Siap pakai, Orisinil, B, Hub: 0812.71351648 Pkp
Avanza th'09, w. silver met, tangan pertama, VR, DVD, sarung jok kulit, hub: 08117175243
Kuda GLX Th 99/00, Hijau Met, BN, VR, Ban br, PS, Remote, CL, tape, orisinil Hub : 08127170663
Over kredit Great Corolla, th'94, BN, pjk lns, AC, PW, Sound system, trwat, orgnl. Hub: 0813.68527277
___________________________ 146911
___________________________ 147006
___________________________ 147008
___________________________ 147009
___________________________ 146607
___________________________ 146980
___________________________ 147014
WASPADAI PENIPUAN 116 JT/NEGO
99 JT/NEGO
40 JT/NEGO/OVER KREDIT
Avanza type G th'04, w.coklat met, tape, AC, PW, brang istimewa, pjk bru. Hub: 0812.73037555
S. Escudo Nomade, th'01, AC, PS, PW, VR, BN, w.coklat met, pjk lns, full vriasi, SS. Hub: 0856.64815120
Suzuki Baleno th'97, w.abu2 met, BN, VR, CD/ DVD/MP3 touch screen, AC. Hub: 0813.73078635
___________________________ 147016
___________________________ 147018
___________________________ 147019
CASH/CREDIT/TT
60 JT/NEGO
78,5 JT/NEGO/BS TT/KREDIT
BERTRANSAKSILAH SECARA BIJAKSANA
UNTUK MENGHINDARI HAL-HAL YANG TIDAK DIINGINKAN
10,5 JT/NEGO
42,5 JT/NEGO
Mio Soul th'08, w.hitam, pjk lns, kond siap pakai, BU, pmlik prmpuan. Hub: 0852.68303898 Pkp
Kijang PU, th'92, w.biru, BN, pjk lns, VR. Hub: 0813.77691973
___________________________ 147012
___________________________ 147023
DP 35 JT ANGS 34 X 3.918 RB
DP 28 JT
Kjg LX th'00, w.biru met, BN asli Bangka, Full variasi, VR, AC, ND, kond bgs, rapi, mlus, cat ori. Hub: 0852.67919592
Toyota Kijang New Super th'95, v.abu 2 met, BN. Hub: 0812.7808111
Escudo Th' 95, W. Hijau Tua Met, Full Sound, Orisinil, Pribadi, Hub: 0813.73362046
Honda Jazz IDSI Th'05, W. Biru Met, BN, Kond Mulus Terawat, Pjk lns, Eks Wanita, Asli Std, Hub: 0813.73627123
Innova Th. 09/10, 100% Baru, Garansi Mesin 3Th, BN Tnp mutasi, kredit 4th. Hub : 081373038880
T/Hilux + Box, Tahun 2010, Langsung BN,100% Baru, Garansi Mesin 3 Th, Kredit Selama 4 Th. Hub:081373038880
Rush 09/10, 100% Baru, Garansi Mesin 3Th, BN Tnp mutasi, kredit 4th. Hub : 081373038880
___________________________ 147024
___________________________ 147025
___________________________ 147026
___________________________ 147032
___________________________ 146898
___________________________ 146899
___________________________ 146900
DP 21 JT/ANGSURAN 3 JT AN/BULAN
175 JT/NEGO
45 JT/NEGO
DP 30 JTAN
120 JT NEGO
8,5 JT/NEGO
15,8 JT/NEGO
Avanza Th. 2010, Garansi Mesin 3Th, 100% Baru,BN Tnp mutasi, kredit 4th. Hub : 081373038880
Truck PS 120 HD Th 04, BN Asli Bangka, Lunas, Barang Bagus Mulus. Hub:0811.717.2198
Colt T Th' 03, W. silver, BN, Pjk lns, VR, Hub: 0819.49059708
Mio Th 08, W. Hitam Mls, msn ok, pjk lns. Hub : 0852.73778889
Vixion Th' 07 W. Hitam Muls pjk lns, mesin ok, hub:0852.73778889
Nissan X Trail th’2003 w. biru tua met, BN, Pjk lns, Brg simpanan, mls, Hub: 081278486214 - 085289999613
Avanza G th’05 w. merah, BN, Pjk baru, Full variasi, km 72rb, Hub: 081929081220
___________________________ 147051
___________________________ 147053
___________________________ 147043
___________________________ 146920
___________________________ 146919
___________________________ 146988
___________________________ 146989
Kijang Pick Up th’91 BN, pajak lunas, cocok utk usaha, siap pakai, Hub: 08127376365
Kijang LGX 1.8 Efi th’04 w. silver stone, Plat D, kompliot, spt baru, Hub: 085273133173
Suzuki Aerio th’03 w. abu2 met, plat B, lengkap, KM rendah, spt baru, Hub: 085267130051
Hyundai Cakra Bimantara th’97 w. hitam met, BN, VR 16”, AC dingin, PW, PS, Kond. mls trwt, Hub: 085222110557
Suzuki Escudo th’99 w. biru met, VR, BN pjk lunas, kond. mulus terawat, Hub: 08127376365
Carry PU, Th 06, W.Hitam, BN Asli Bangka, Pjk Lns,Kondisi Mulus,siap Pakai. Hub:Blakang Cocacola(085268683090)
Truck 130 HT, 100% Baru, Bisa Cash/kredit, Langsung BN, Garansi Mesin 3 Tahun Hub:0813.7303.8880
___________________________ 146990
___________________________ 146991
___________________________ 146992
___________________________ 146993
___________________________ 146996
___________________________ 147054
___________________________ 147055
52 JT NEGO
157 JT NEGO BS TT
DP.12,5JT/33X/2089000
NEGO
BANGKA POS
BER NI
JUM’AT
DP. 15 JT
7 MEI 2010
Feroza, Th 95, BN, Pjk Lns, W.Hijau Met, Barang Bagus, Mulus seperti Baru. Hub:Blakang Cocacola(085268683090)
11
___________________________ 147056
CASH/KREDIT
DP. 15 JT
DP. 15 JT
75 JUTA/BS KREDIT
DP. 17,5 JT
DP.14,750 JT/NEGO/1750000
New Avanza,100% baru, manual & Matic , BN langsung, Garansi Resmi Hub:085267553353
Kia Visto, Th 01, W.Kuning Met, BN, Pjk lns, Barang Orisinil,Mulus Hub:Blakang Cocacola(0852.6868.3090)
Kijang Super, Th 96, VR14, BN asli Bangka, W.Biru Met, AC, Pjk Lns, Mulus Seperti Baru Hub:081368452999
Kijang Spr Stndrt, 7K, Th 96, BN, Pjk Lns, W.Biru Met, VR, Mulus, Seperti Baru Hub:Blakang Cocacola (085268683090)
Truk PS 100 th 97, BN Asli bangka, Pajak Lnas, Brg Bagus. Hub : 0813 6766 0539 (Pribadi)
Carry MB, th 08, Futura type DX, BN, Pjk Lns, W.Silver Met, Mulus,Kondisi Siap Pakai Hub:Blakng Cocacola(085268683090)
New Royal, Th 95, BN, Pjk Pnjang, VR, AC, PW, PS, Tape, W.Biru Mlm, Mulus Sperti Baru Hub:081373859966
___________________________ 147057
___________________________ 147058
___________________________ 147059
___________________________ 147060
___________________________ 147061
___________________________ 147062
___________________________ 147063
Suzuki Swift ST body modif GT th’08 w. silver, manual, VR 16”, mls terawat, Hub: 085268883333
Truck PS 120 HD th’05 BN asli Bangka, kondisi mls terawat, spt baru, Hub: 08127175471 S.liat
Vitara th’93 pjk baru, AC, PW, CL, Bodimulus, Hub: 081377990887 - 081995224453 S.liat
Kapsul Pick Up th’01 body mulus, remote siap pakai, Hub: 081273772490
New Avanza Baru 100%, BN, garansi Resmi Toyota, Hub: 081368582278 - 085267974968
New Rush baru 100%, BN, garansi Resmi Toyota Hub: 081368582278 - 085267974968
New Kijang Innova baru 100%, BN, garansi Resmi Toyota Hub: 081368582278 - 085267974968
___________________________ 146997
___________________________ 146998
___________________________ 146999
___________________________ 147000
___________________________ 147113
___________________________ 147114
___________________________ 147115
62,5 JT NEGO
63 JT NEGO BS TT
BISA CASH/CREDIT
114 JT NEGO
BISA CASH/CREDIT
DP19 JUTAAN
DP25 JUTAAN
DP 27 JUTAAN
BISA CASH/CREDIT
NEGO
Avanza G th’04 BN w. hijau, bodi mulus, lengkap, pjk lunas, Hub: 081273772490
Toyota Avanza 100% ,tanpa mutasi, Hub: 081373489992 - 081929145410 (Bangka Tengah)
Toyota Rush th’09/10 100% baru, tanpa mutasi, Hub: 081373489992 - 081929145410 (Bangka Tengah)
Toyota Innova th’09/10 100% baru, tanpa mutasi, Hub: 081373489992 - 081929145410 (Bangka Tengah)
Toyota Hilux th’08 w. silver stone, BN asli Bangka, Ban 30”, full variasi, Hub: 085268023064
Yamaha Soul th’2009 w. merah hitam, kondisi mulus terawat, Hub: 081373232730 Pkp
Truk Dyna 125 HT Th 05, Pajak Lns, KM Baru 18 Rb, Jarang Pakai, Ban Baru, Semua siap pakai. Hub :081929005025
___________________________ 147398
___________________________ 147399
___________________________ 147400
___________________________ 147401
___________________________ 147402
___________________________ 147403
___________________________ 147125
46 JT/NEGO
59,5 JT/NEGO
NEGO
47,5 JT NEGO
NEGO
45 JT NEGO
Feroza SE '96, w.merah slver, kond orisinil, & istimewa. Hub: 0852.68693333
Mitsubishi Lancer Th' 90, Full Variasi, W. Hitam, AC, Tape, PS, PW, CL, BN, Pjk lns, Hub: 0812.78964305
Avanza E Th'09 Akhir, W. Hitam, BN, Full Aksesoris, Mulus, Hub: 0813.67581940
Mitsubishi Galant th’93 w. hijau, full sound, full interior, VR 17”, siap pakai, Hub: 081278874444
Toyota Vios th’04 w. hitam, VR, CD,AC, Remote, pajak 2011, siap pakai, Hub: 081271349366
Dump Truck Toyota Rino 115 PS th’1991 siap pakai, Hub: 081327154169
Mazda 323 th’98, W. hitam, BN Pjk lunas, body kaleng, AC, PS, Mesin oke, baru deco, Hub: 081367169772
___________________________ 147304
___________________________ 147333
___________________________ 146611
___________________________ 146612
___________________________ 146613
___________________________ 146554
___________________________ 146551
NEGO
16 JT NEGO BS TT MOTOR
NEGO
NEGO
NEGO
37 JT NEGO BS TT MOTOR
DP 40 JT ANGGS 2.678.000X15
Toyota Corolla Dx th’80 mesin bagus, Velg Racing, Pjk telat 1 tahun, Hub: 081278090250
Taft th’88 w. hitam, Velg Racing, Tape Power, Power steering, Hub: 085268155289
Over Kredit Kijang Grand Extra Long th’94 w. abu2 silver, AC, PS, PW, Hub: 081367173512
Honda CRV 2.0 A/T th’2006 kond. terawat, komplit, spt baru, Hub: 08127173636 Pkp
Innova A/T tipe G th’2006 w. hitam, kond. terawat, komplit, Hub: 08127173636 Pkp
Honda Jazz M/T IDSi th’2007 w. hitam, komplit, mulus, terawat, Hub: 08127173636 Pkp
Daihatsu Xenia Xi Sporty 1.3 th’2005 w. hitam met, mulus terawat, Hub: 08127173636 Pkp
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
Kijang Grand extra th’96 w. abu2 met, BN, Pajak Lunas, komplit, Hub: 08127376365
X Trail ST th’2004 w. silver met, komplit, spt baru, jrg pakai, Hub: 08127173636 Pkp
Avanza G th’08 w. hitam, VVTi, BN, Tgn 1, dari baru, mulus, Hub: 085273960505 Pkp
Avanza Type G, Th 05, W.Silver Met, BN, AC, VR, R/ T Mulus, PW, PS, CL Hub: 0811.717.1966 147066
Honda Ciello, Th94, w.hitam, BN, Pjk Lns, Full Sound Sistem, KOndisi Mulus, Siap Pakai Hub:0812.7310.4513
Innova New 100% Baru, BN Langsung , Kredit Sampai 4 Tahun, garansi Mesin 3 TH Hub:085267553353
Toyota Hilux Double Cabin, Langsung BN, Garansi Mesin 3 Tahun, Bisa Kredit sampai 4 Th. Hub : 081367180805 / 081929113318
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
___________________________ 147333
___________________________ 147068
___________________________ 147067
___________________________ 147069
137,5 JT NEGO
NEGO
125 JT/NEGO
CASH/NEGO
32,5JT/NEGO/31X/BS TT
DP 10 JT
HRG NEGO
CASH/KREDIT
65 JT/NEGO/BS KREDIT
37 JT/NEGO
Toyota Hilux Baru, g a r a n s i mesin 3 th, BN Langsung. Hub : 085267553353
Satria Drag Full Magnit RM.Karbu PWK, Knalpot CMS korekan, CMS Majalah Oto trend Hub: 08127308617
kijang Grand Th 92/93, W. biru Mulus, Body Kaleng, VR, Hub : 08127381470 S.Liat
Panther Pick Up th’92 BN, Mesin Body mulus, Cocok utk usaha, Hub: 08127866140
Over kredit Colt 120 MB th’97 BN asli Bangka, BR, VR, Body kaleng, casis mulus, full variasi, Hub: 08127866140
Kijang MB Long type G, th'95, w.abu2 met, BN, pjk lns, AC, PS, VR, bdy Oke. Hub: 0852.68864668
Panther Pick UP th'94, PW, AC, pjk bru, BN asli. Hub: 08117170643
___________________________ 147065
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
__________________________ 0000NS
___________________________ 147341
___________________________ 147453
52,5 JT/NEGO
NEGO
NEGO
DP 30 JTan, CICILAN 5 JTan
DP. 30 JT/33X/2150RB
NEGO
DP.37JUTA-AN
Daihatsu Zebra espas, ZL, w.biru met, th'04, kndsi siap pkai. Hub: 0813.73023023 Pkp
Honda Jazz Matic Th' 04, BN, W. Hitam, Mlus & Terawat, Hub: 0852.68228889 / 0819.95219188
Jual Ford Telstar Th' 99, W. Silver Met, AC, CD, MP3, VR, PW, Kond Bagus, Pjk lns, Hub: 0852.67678990
Toyota Rush Th 2010, 100% Baru, Lsg BN, Garansi Msn 3 th, Bisa Kredit s/d 4th. Hub : 0813.671.80805 / 0819.2911.3318
Baleno, Th 96, W.Biru, BN, Pjk Lns, Over Kredit Jth Tmpo Pmbyarn tgl 7 Juli,Kondisi Mulus Hub:085216862005/081271551987
Kijang Krista, Th 00, Bensin 1,8, W.Hijau Met, BN, Pjk lns, Barang Bagus Mulus Hub:0852.6826.0797
Toyota Hilux, Th 2010, 100% Baru, Garansi Mesin 3Tahun, Kredit Sampai 4Tahun. Hub:0813.6732.2522
___________________________ 147457
___________________________ 147459
___________________________ 147462
___________________________ 147070
___________________________ 147071
___________________________ 147072
___________________________ 147073
38 JT NEGO
DP 21 JTan, ANGS 3 JTan
DP 33 JTan, CICILAN 5 JTan
DP. 25 JT
Honda Tiger, Th 06 akhir, W.Hitam, Mulus, Full Modifikasi,KM Rendah Hub:0813.6701.7942/PKP
Toyota Innova Th 2010, 100% Baru, Lsg BN, Garansi Msn 3 th, Bisa Kredit s/d 4th. Hub : 0813.671.80805 / 0819.2911.3318
Honda City, Th 97, BN, W.Biru Met, Tape CD SS, AC ND dingin, PW, PS, VR.18”. Hub :0813.6888.5556
Toyota Avanza Th 2010, 100% Baru, Lsg BN, Garansi Msn 3 th, Bisa Kredit s/d 4th. Hub : 0813.671.80805 / 0819.2911.3318
Mits.Grandia 1,6 Bensin, Th 03/04, W.Biru Silver(orisnl), BN tgn 1, AC Double,PS, PW, VR, Tape CD, TV Hub:081368885556
Mits.Kuda GLS, Solar, Th 01/02, W.Silver Met(Orisinil), BN tgn 1, AC, PS, PW, VR, Tape CD. Hub:081368885556
Mits.L200, PU, Solar, Th 05, Hitam(orisinil), BN tgn 1, AC, PS, Tape CD Hub:0813.6888.5556
___________________________ 147074
___________________________ 147075
___________________________ 147076
___________________________ 147077
___________________________ 147078
___________________________ 147079
___________________________ 147080
@ DP. 23 JT
Property
NEGO
Panther LV 2.5, Th 01, w.Biru Met, BN tgn 1, AC, PS, PW, VR, Tape, Mulus Seperti Baru. Hub:0813.6888.5556
Avanza G vvti, Th 2010, 100% Baru, BN Atas nama langsung. Hub:0813.6888.5556
Kijang PU,Super 7K 1.8, Th 96, Bak Cargo, W.Biru tua, BN+kir Lengkap, Body Kaleng Hub:0813.6888.5556
Suzuki Aerio 2003, W Biru Met, BN asli Bangka, Pjk Baru Bayar, Orisinil Bisa Tukar Tambah. Hub : 0852 6718 8789
___________________________ 147081
___________________________ 147082
___________________________ 147083
___________________________ 147085
OVER KREDIT 120 JT
DIJUAL CEPAT
Dijual rmh lok Jl sungai selan KM 5 belakang SD Robert Hub: 0812.7804790
Dijual Rumah + 5 kontrakan lok. Jl. Bukit Semut s.liat, listrik, lt: 625m2, Hub: 085267346366
Dikontrakan Rumah Petak 2kt, 1km, dapur,ruang tamu, s.bor, Hub: 081271337940
Dijual cpt lt.20x25, lb:11x17,3kt, 2km, gudang, ltai kramik, listrik, SHM, lok. jln.Nias Air Ruay No. 65 Slt, Hub: 085273134167
Dijual cepat!Rmh tipe 37 cluster mawar perumahan taman tanjung bunga, sumur bor, listrik multiguna, 3KT, 2KM, dapur, gudang. Hub:087878906583
Rumah Lok. Komp. Pemda S.liat blok F No. 2, list, telp, pam/smr, luas:682m2, 3kt, 2km, Hub: 93395- 08127330307- 08127861802
Jl cpt rmh+tko, L.485 M 2, SHM, PLN, pam, lok. strtgis, pnggir jl rya Phlwan 12.Hub: 0852.67127181
__________________________ 0000FD
__________________________ 0000NS
___________________________ 146610
___________________________ 145995
___________________________ 146463
___________________________ 146977
___________________________ 146242
275 JT NEGO
NEGO
2,3 M / NEGO
NEGO
Jual tnh bsrt 2 kntrk, LT 17,50 x 15M. list 300w, 2 Lt, ST, 3 KT, s.bor, lok prumnas Jl.mntok pkp Hub: 0813.67476085
Rmh serta Isiny L.Jl Lada/Cmpedak 1 Dkt Term k.Kramat LT20X17 LB7X15 2KT,2KM Smr Bor LT Kramik 081273766640/081271717897
__________________________ 0000KK
__________________________ 0000FD
NEGO
DIJUAL RUMAH
BISA KPR
BISA KPR
Perum. mulia indah, Lok. Jl. Manungal Ke Pangkln.Baru, 5mnt ke Bandara 7 mnt ke kntr Propinsi, Hub: 081367266556 / 081995387676
Perum. mulia indah, Lok. Jl. Manungal Ke Pangkln.Baru, 5mnt ke Bandara 7 mnt ke kntr Propinsi, Hub: 081367266556 / 081995387676
Dijual TP ruko, 2LT full bngunan, SHM, LB=161 M2, L=1300W, smur bor, strtegis, jl.muhidin no.1 psar s.liat, hub. 081329046300
Jual Gudang L.1090 M 2 , Lok. Jl Raya Air Mangkok, Pln, bor, LB. 15x30, SHM. Hub: 0852.68221999
Dijual Cpt Rmh, Permanen, LT 10x12m, Srt Cmt, 2 KT, (50M dari Jl.Raya A.Itam) Lewat Simpg. Psr. Padi PKP, bs msk mobil. Hub : 087896258819
L:225m2, listrik, 3 kt, kramik, s.bor, + Pondasi 6x6,5m, lok. pangkal balam Hub: 085267887995 - 085268171832
___________________________ 146895
___________________________ 146896
___________________________ 146605
___________________________ 147020
___________________________ 147052
___________________________ 146995
DIJUAL
55 JT/NEGO
NEGO
___________________________ 146994
DIJUAL RUMAH
Dijual Cpt LT 18x37 di pinggir Jln, dlm Kota Pkp, Kel Salemba, Hub: 0812.78333374
Dijual Rmh, SHM, L.1300w, LT.220 M2, telp, S.Bor, 2KT, Permanen, Lok. Jl. Raya A. Yani (Dpn Dealer Honda) Hub : 081373055337/Pkp
Dijual rumah, LB=296 M 2,SHM, 3KT,3KM, list 3500w,smur bor, lok pnggir jlan, hub : 081373020007,PKP
Lt 20x70m,lb:18x8m, 5kt, 3km, kmr utama AC, list 2200w, Full Granito, lok. jln kmp melayu pkp, Hub: 081377982060 - 087896269317
Di kontrakkn rumah Jl. Kejaksaan No. 204, 5 KT, 2 KM, L. 1300 W, smr, grsi mobil. Hub: 0852.73275335/437656
___________________________ 147042
___________________________ 146918
___________________________ 147298
___________________________ 147064
____________________________ 00000
___________________________ 146614
___________________________ 147340
HUB : PETER TELP. (021) 91070053, 45460405 HP. 08179988832, 085211998977
HANYA 2 MENIT DARI RA BANDA KE PANGKALPINANG
BANDARA
LOKASI RUKO/HOTEL CENTRAL BANDARA
KE KANTOR GUBERNUR
140 JT/NEGO
Jual 2 petak rmh lt 301 M 2 , SHM L 900W,air smr, 2 KT, 2 KM, lok jl.marlin, pk, balam, 0852.68680983
JL. MANUNGGAL
145 JT/NEGO
Rmh (HOOK) Graha Loka A2 No. 1-Lok Strategis LB 114 M2, LT 202 M 2, List, A Bor Hub: 0817717116/0817717955
DIJUAL RUKO CENTRAL BANDARA UK. 4 X 12 M (2 LANTAI) PARKIR LUAS
JL. RAYA KOBA
DENAH LOKASI RUKO/HOTEL CENTRAL BANDARA
NEGO
Dijual Ruko 4 lantai lok. jalan pengadaian (Dpn Ramayana) jalur walet, SHM, Hub: 081311579557, 08129651897, 081271117999
HARGA MULAI
599 JUTA UNIT TERBATAS KE KOBA
HOTEL ASTON
TENIS OUTDOOR
KOLAM RENANG
12
opini
JUMAT 7 MEI 2010
BANGKA POS
Antara Ibadah Individual dan Sosial ENGAPA sebagian kita merasa telah melakukan ibadah ketika menjalankan salat dan menunaikan zakat, tapi belum merasa beribadah saat memberi pakaian kepada orang-orang yang telanjang dan memberi makanan kepada anak-anak yatim yang kelaparan? Kenapa tidak sedikit di antara kita yang sudah merasa melakukan kesalehan hanya dengan beribadah haji dan puasa, namun tidak peduli dengan keterbelakangan dan lemahnya pendidikan anak-anak bangsa kita? Dan bersama senandung ayatayat suci Al-Quran yang kita lafazkan dengan khusyuk, serta putaran tasbih atas wirid-wirid sakral kita di tengah malam yang sunyi, kebanyakan kita merasa seolah-olah sudah menjadi orang saleh, meskipun kita tidak mau ambil pusing dengan dekadensi moral dan jerit tangis orang-orang lemah yang menuntut haknya. Kesalehan kita lebih cenderung bersifat ritualistik, seremonialistik, individualistik, dan vertikalistik. Anehnya, sebagian kita merasa bangga dengan kesalehan individualistik tersebut dan melalaikan kesalehan-kesalehan sosial lainnya yang justru nilai keagungannya jauh lebih besar ketimbang ibadahibadah individual. Lihatlah para artis dan orang-orang kaya yang melakukan ibadah haji berulang-ulang kali hanya untuk mengejar “kenikmatan spiritual” individual semata. Padahal kalau dana untuk ibadah haji yang berulang-ulang itu diberikan kepada anak-anak atau mahasiswa-
M
mahasiswa miskin yang berprestasi namun tidak mampu mencari dana untuk kuliah ke tingkat yang lebih tinggi, tentu saja nilai pahalanya akan jauh lebih besar. Pada titik inilah, setidaknya kita perlu melakukan klarifikasi tentang proporsi ibadah-ibadah yang kita kerjakan. Agama Islam sebenarnya meletakkan dimensi ibadah sosial lebih besar ketimbang dimensi ibadah individual. Karena masih banyak yang terjebak dengan ibadah individual dan melupakan ibadah sosial, mari kita lihat beberapa alasan tentang keutamaan ibadah sosial daripada ibadah individual. Pertama, dalam Al-Quran dan kitab-kitab hadis, proporsi terbesar diberikan berkenaan dengan ibadah sosial bukan ibadah individual. Menurut Harun Nasution dalam Islam Rasional, ayat-ayat yang berhubungan dengan ibadah individual hanya berjumlah seratus empat puluh ayat. Sedangkan secara spesifik, yang berhubungan dengan ibadah sosial berjumlah dua ratus dua puluh delapan, belum lagi ditambah dengan ayatayat Madaniyah yang berjumlah 23 persen lebih dari keseluruhan ayat-ayat Al-Quran. Kedua, bila ibadah individual bersamaan waktunya dengan urusan ibadah sosial yang penting, maka ibadah individual boleh diperpendek atau ditangguhkan, walaupun bukan untuk ditinggalkan. Rasulullah Bersabda, “Aku sedang salat dan aku ingin memanjangkannya, tetapi aku dengar tangisan bayi, aku pendekkan salatku, karena aku menyadari kecemasan ibunya
Agama Islam sebenarnya meletakkan dimensi ibadah sosial lebih besar ketimbang dimensi ibadah individual dengan tangisan anaknya” (HR. Bukhari & Muslim). Dalam hadis lain juga Rasulullah mengingatkan para imam agar memperpendek salatnya bila di tengah jamaah ada orang yang sakit, orang lemah, orang tua, atau orang yang mempunyai keperluan. Ketiga, ibadah yang mengandung aspek sosial kemasyarakatan diberi ganjaran lebih besar daripada ibadah yang bersifat individual perseorangan. Karena itu, salat jamaah lebih tinggi nilainya daripada salat munfarid (sendirian) dua puluh tujuh derajat menurut riwayat yang sahih dalam hadis Bukhari, Muslim, dan ahli hadis yang lain. Keempat, bila urusan ibadah individual dilakukan tidak sempurna atau batal, karena melanggar pantangan tertentu, maka kifaratnya (tebusannya) ialah melakukan sesuatu yang berhubungan dengan ibadah sosial. Bila shaum (puasa) tidak mampu dilakukan, maka menunaikan fidyah, yaitu makanan bagi orang miskin harus dibayarkan. Bila suami istri bercampur siang hari di bulan Ramadhan atau istri dalam keadaan haid, tebusannya ialah memberi makan kepada orang miskin.
iklan kecit
RBARIS 4.400 PE CUKUPDIRp. KA KEK BELITUNG BACA ORANG BANG
Namun sebaliknya, bila orang tidak baik dalam urusan ibadah sosial, maka aspek ibadah individualnya tidak bisa menutupinya. Yang merampas hak orang lain tidak dapat menghapus dosanya dengan salat tahajud. Orang-orang yang melakukan kezaliman tidak hilang dosanya dengan hanya membaca zikir atau wirid seribu kali. Bahkan Rasulullah menegaskan bahwa ibadah individual tidak akan bermakna bila pelakunya melanggar norma-norma kesalehan sosial. “Tidak beriman kepadaku orang yang tidur kenyang, sementara tetangganya kelaparan”, Dan tidak masuk surga orang yang memutuskan silaturahim”, demikian peringatan beliau. Sedangkan dalam Al-Quran, orang-orang yang salat akan celaka, bila ia menghardik anak yatim, tidak memberi makan orangorang miskin, riya dalam amal perbuatan, dan tidak mau memberikan pertolongan kepada orang-orang lemah (Surat Al-Ma’un). Kelima, dalam Islam terdapat ajaran bahwa amal kebajikan dalam bidang sosial kemasyarakatan mendapat ganjaran lebih besar daripada ibadah sunnah. Dalam hubungan ini, kita menemukan hadis yang senada yaitu, “Orang-orang yang bekerja keras untuk menyantuni janda dan orangorang miskin, adalah seperti pejuang di jalan Allah, dan seperti orang yang terus menerus salat malam dan terus menerus puasa” (HR. Bukhari & Muslim). Pada hadis yang lain, beliau juga bersabda kepada sahabatsahabatnya, “Maukah engkau aku beritahukan derajat apa yang lebih utama daripada
Oleh: Zaprulkhan MSI. Dosen STAIN Syaikh Abdurahman Siddik
salat, puasa, dan sedekah? (para sahabat menjawab, tentu). Yaitu mendamaikan dua pihak yang bertengkar” (HR. Abu Dawud & Ibn Hibban). Dan beliau juga bersabda, “Mencari ilmu satu saat adalah lebih baik daripada salat satu malam, dan mencari ilmu satu hari adalah lebih baik daripada puasa tiga bulan” (HR. Ad-Dailami). Hadis-hadis tersebut menunjukkan dengan transparan bahwa amal-amal kebajikan yang bersifat sosial kemasyarakatan, seperti menyantuni kaum fakir miskin, mendamaikan pihak yang bertengkar, meringankan penderitaan orang lain, dan berusaha menuntut ilmu pengetahuan, mendapatkan ganjaran pahala yang lebih besar ketimbang ibadahibadah sunnah. Jadi dalam perspektif Islam yang holistik, ibadah sosial memiliki nilai kemuliaan yang jauh lebih tinggi, besar, dan mulia ketimbang ibadah individual. Paparan di atas, tidak sedikit pun bermaksud memandang ringan ibadah-ibadah individual, seperti salat, zakat, puasa, haji, dan ibadah-ibadah individual lainnya. Namun hendak menempatkan ibadah sosial berada dalam proporsi yang tepat dalam doktrin Islam. Karena itu, kalau kita sudah mampu menunaikan sebagian besar ibadah-ibadah yang bersifat individual, maka kita juga seharusnya peduli dengan kebodohan, keterbelakangan, kemiskinan, dekadensi moral, kebatilan, dan beragam problematika sosial yang mengundang kepedulian kita semua sebagai bentuk ibadah sosial. ***
Hubungi Bagian Iklan Kami : PANGKALPINANG : HERU, NASKAH, WIWIK, TITIN atau Costumer Service Center Bangka Pos Telp. (0717) 437084 (Hunting). Fax. (0717) 437082 sampai pukul 16.00 WIB BELITUNG : FATIMAH ; Telp. (0719) 21033 sampai pukul 16.00 WIB
Efektif, Efisien & Cepat
* IKLAN ANDA
ELEKTRONIK
JASA
BOR AIR
SERVICE
KOMPUTER
AIR CONDITIONER
BADUT
RUDI BOR, pipa dinding 3"/ 2 1/2”/ 2”/1 1/2” & Terima Service Bor & Arde Hub: (0717) 432463/HP. 085267131406
Jaya Elektro Service, panggilan cpt, msn
____________________________ 146269
dll. Jauh dkt kami dtg. Hub : 085267419110
PAKUWON TEKNIK Melayani Penjualan & Perbaikan Komputer, Suku Cadang, Perlengkapan Hub: Jl. A. Rasidi Hamzah (Simp. SD 12 Bukit Intan), Tlp/ Fax 0717- 438785, 7000250, 7016191
CV. BAHANA PRATAMA JAYA
BPJ
AIR CONDITIONER (AC) SPECIALIST SALES & SERVICE
Kami Melayani : 3 Penjualan & Pengadaan AC semua tipe, SPLIT, S TA N D I N G F L O O R , C A S S E T E , M e r k PANASONIC, SHARP, TCL, CHANGHONG, GENERAL, LG, HAIER. 3 INSTALASI AC Standart kualitas terjamin 3 Maintenance dan Service AC SERVICE CUCI AC HANYA RP. 40.000
Ruko Graha Cakra Kencana Blok E eks Gudang Itam Sungailiat Telp (0717) 95009 HP. 081373204269 TEKNISI HANDAL TERPERCAYA
____________________________ 145471
ISTANA BADUT KID’S KADO Menyediakan 13 karakter badut utk acara pesta hrg 350 rb + MC + hadiah badut, biaya pesta murah, acara dijamin meriah ✆ 437199, 432369, 08127813373
Happy Kids Entertainment
Menyediakan berbagai macam paket Ultah Anak-anak, Hiburan Khitanan,dll
FORMULA FUJICOOL
Jl.Imam Bonjol No.3 Sungailiat - Bangka Telp.(0717) 94887, 95761 Fax. (0717) 95761 ____________________________ 146012
HANDPHONE
SERVICE
HANDPHONE
BANGKA CELLULAR Layanan Penjualan & Service : Jl. Jend. Sudirman No. 68 (Depan Toko Kartini/AA Bakery) Pangkalpinang HP. 08127179593 - 08127179989
____________________________ 145102
Aneka Badut & Hiburan Siap memeriahkan Acara ! ____________________________ 146275
Aci teralis terima pesanan : pagar, rooling gate, stainless, canopy, dll. Bs diangsur. hub : 08127345340 ____________________________ 145758
Bengkel Las “ICHA "Specialis bikin minanan utk TK, juga mengerjakan Tralis, pagar, canopi, roling dor folding gate, dll. Hub : Caca HP. 081278559555/08127381635 , Jl mentok KM 5 Perumnas Kace
Rp. 4,6 Jt
Promo ini sampai dengan akhir bulan untuk pembelian cash
Jl. Sungai Selan KM.4 Gg.Bandes No. 46 Pkp
- dll
Antar Jemput Dalam Kota Pangkalpinang (GRATIS)
____________________________ 144392
____________________________ 144874
OMEGA COMPUTER
PROMO LAGI
"Computer, Notebook, Peripheral" Sales And service - Intel Pentium 4 + LCD + Printer Canon Infus - Intel Dual Core + LCD + Printer Canon Infus - Accer 10 Inch + Printer Canon Infus - Accer 14 Inch Dual Core+ Printer Infus
Rp. 3.650.000 Rp. 3.850.000 Rp. 4.300.000 Rp. 5.650.000
Menerima Pemasangan Warnet
CASH CREDIT
Termurah Senilai
Rp 2.850.000
ACER Rp 3.000.000
* Perbaikan Segala Jenis Notebook * Penjualan Tunai dan Kredit * Pelayanan Antar ke Tempat
Tersedia Berbagai Merk Laptop
Jl. Jend. Sudirman No. 83 (50 Meter samping BNI Pk.Pinang) Telp. 0717 - 423235, 7024999, 0813.7387.7988 Fax. 0717-435305
1 3 5 7
Jl. Depati Hamzah No. 408 RT.09 RW.02 Depan Simpang SMEA PGRI kel. Semabung Lama Telp. (0717) 7010788/ 7010799/ 436232 Pangkalpinang - Bangka
REFILL TINTA
MEGAKOM
Computer & Notebook
www.megakom-pangkalpinang.com
KOMPUTER KLINIK
BERGARANSI
JAYA BOR Terima bor air 4 ins/6 ins submersible & bor anti petir, pakai mesin. Hub : Ahok ✆ 423221, 081368997000 Pkp. DIJAMIN TIDAK BUNTU ____________________________ 144481
PAKET KOMPUTER BARU MULAI 3JT-AN TOSHIBA 6JT-AN, COMPAQ 12" 7JT-AN LAPTOP ACER MULAI 3JT-AN, READY STOCK! INFO : 085273420688 - 081949022000
MARI BOR Menerima Bor Zet Pam 1pakai mesin. HUB: M. Teguh Arsyad Jl. Parit Lalang No. 03 ✆ 421260, 081367223248 PKP
____________________________ 144718
____________________________ 144505
kubur), batu nisan. HUB : Asan Jl. Soekarno Hatta Gg Satam VII No. 18 HP.
08127329963, 081377997733
____________________________ 144917
____________________________ 146251
PROMO, HOT , NEW & READY STOCK : -
Acer 4740 Core i3 14" Toshiba NB205 Acer Aspire One 532h 10" HP Mini 210 Toshiba L510
Rp. 5.900.000 Rp. 4.000.000 Rp. 3.000.000 Rp. 3.000.000 Rp. 5.300.000
Jl. Soekarno - Hatta No.8 (Samping Iwanata) Pangkalpinang Telp.0717-4256637-42
____________________________ 146291 ____________________________ 144714
PENGOBATAN PIJAT-URUT TERAPI URAT SYARAF Pegal, Patah Tulang, Mc.pykit, Lulur Ibu Muslimah (ktrunan) 081377697069 ____________________________ 147455
Perbesar Alat Vital Permanen Tanpa Efek Samping Hub: 085273950166 Jika tdk brhsil, uang kembali ____________________________ 147461
BANGKA BOR Mnrm smr bor pk msn pipa dndng 4". Hub : Ibu Susi/S Jl. Nilam II No. 653. HP. 08127803214, 08127803234
Menerima pendaftaran agen/reseller PULSA ELEKTRIK Modal MURAH, Stock LENGKAP & AMAN, 24jam/hari with standby costumer service
SEDOT WC WC anda penuh ? hub : Agk Tinja ✆ (0717) 422026 Jl. Sriwijaya/RRI Pkp
ASIA TECH COMPUTER MASTER DEALER ACER MASTER DEALER XL-UNLIMITED
RUKO GRAHA LOKA Blok E2 no.6 SELINDUNG LAMA - PANGKAL PINANG Atau Agen – agen WS Tronik terdekat di kota Anda
____________________________ 145473
____________________________ 146023
RENTAL ALAT BERAT
SERVICE KOMPUTER Service,privat,kursus,install komptr,Rp50rb.Hp.081367368027
Sungailiat - Pangkalpinang
Alamat : Jl Pegadaian No. 2 Pangkalpinang Telp. (0717) 422022 Fax. (0717) 421726 (Sebelah DUTA MAKMUR FASHION)
____________________________ 145479
Tahun 2005 Type MR-1 & MRX-1
Hubungi : 08127173393
0717 433327 0717 424037
____________________________ 146212
Cv. Rekadita Pratama Gedung Reka Jl. Kenangan No. 130 (Gedung Nasional) Pkp
RENTAL MOTOR
____________________________ 145324
Dian Rana” Jupiter MX, Mio Soul, Vega R New, Vario.Hub : ✆ 421372/08127883566 "VINA", Yptr MX, Mio, New Vega R, Revo, Yptr Z,Hub:085273874481
BALAI OTO Rent a Car
____________________________ 114504
Jl. Balai No. 21/ Jl. KH. Hasan Basri S Kel. Genas, T. Sari Pangkalpinang
Jl. Kapt. S. Arief (Kp. Tengah) No. 3 Rtl. Motor. “ENDY” Hub. 081929079888, 085268189888 Pkp
Telp. (0717) 424833, 436811, 08127170430
____________________________ 145202
Kijang Kapsul lkp, APV, Avanza Per Jam/Hari/mg. Hub : & 93589/ 08127173088 (Rental Ifai Mandiri) ____________________________ 145214
____________________________ 146113
OTOMOTIF
Xenia Xi’08 VVTi (dpn TK.Min Sumberjo.
ASESORIES MOTOR
____________________________ 145322
Hp.081278780119 ____________________________ 146277
Avanza, Kuda, PU, MB L300, Bus utk
Rajawali Perkasa Motor Pusat Perlengkapan Motor Berkualitas !!!
wisata. Hub:433016/085268940400 (Ros) ____________________________ 144483
Anugrah Rental, Avanza ‘08, Xenia Xi'07, kjg kpsl . Hrg 240 rb/hr. Hub Anugrah 081274085005 ____________________________ 144710
SET Disc Brake Jl. Jenderal Sudirman No.118 A Pangkalpinang, Telp. (0717) 431910
___________________________ 144708
DIJUAL ALAT BERAT
Kuda, Avanza, Xenia, Kijang Hub: “Ortega” (0717) 423020 / HP. 085267555316
Innova, Avanza, Xenia, Apv, Kijang Kapsul ____________________________ 145098
BAKAS RENTAL
us, AC, Mul Nyaman
Hubungi : 0852 7396 9999 0819 95445 999 ____________________________ 145012
D
-Transport
Menyewakan New CRV - CRV - Innova - Avanza - Vios - BMW
0812 717 6161 ____________________________ 145024
____________________________ 144878
RENTAL BEBEN : Innova G New, Terios, Xenia, APV, hari/minggu/bulan. Hub : 0812
Wirama
kond siap pakai, hrga nego. Yg
Avanza,xenia 230rb/hr,25rb/jam Hub:
berminat hub: 08127175676
081271175511,081373915268 Pkp
____________________________ 144950
- Pick Up : Hilux, L.200, Kijang Kapsul
- Jazz - Yaris - Innova
Kjg INNOVA, AVANZA, XENIA, kjg LGX,LSX kapsul. Sedia sopir. Hub : 0811717932, 081367002687. Girimaya Pkp
____________________________ 145210
____________________________ 146257
REKA Rent a Car
Menyewakan INNOVA, KUDA, AVANZA, XENIA, TERRANO, KIJANG, APV, LUXIO DLL
Dijual PC mini komatsu MR-X th 2004,
____________________________ 142543
Jl. Adyaksa Sebelum Kantor KPKN No. 37 Pkp/ Komplek Bandara Depati Amir No. 25 F Pkp
____________________________ 145312
WC anda penuh? Hub: Simon Tinja Jl.Karimata 4 No.349 Air Ruay S.Liat. Hub: 0813.72676510/0813.73734059
WC PENUH, MAMPET, DAN BAU ??? Serbuk ajaib solusinya (telah terbukti keunggulannya) Hub : Kios Pertanian Jl. Koba KM.4 Pkp ✆ (0717) 424685
Menyewakan :
New Innova, Avanza, APV, Kijang, dll
RENTAL PC Mini Komatsu
RENTAL MOBIL MAMBO 12 S.liat:Kijang, APV, AVANZA, Hub: Arifin HP. 085267485020
& Cicilan BCA
Cash & Credit
HUB : MADA/UKE (0717) 422242, 08127170822, 081367550202
____________________________ 145206
Dan Menyediakan Merk Lainnya
SERBUK WC
Hubungi kami sekarang juga di: 08127105615 HP: 0812 717 4212 / 0819 29 344 123
____________________________ 145469
Avanza, Xenia, Kijang perhari/ minggu. hub :
____________________________ 145314
Pendaftaran GRATIS, Lancar, Bisa transaksi melalui YM
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang HP ADI. 0811 717 4747/ 0819 1298 8882 - Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060
Ibu Yuni 081367304569/08127833043 S.liat
peresmian), batu bongpay (sakpi
423564,7000896
ANTAR DITEMPAT
Xenia, Avanza/jam/hari. Hub : Evi HP 07177022930, 081367775873 S.liat
Supplier Acer, Dell, HP, Lenovo, Axioo
Menerima bikin : Batu prasasti (batu
✆
MADA RENTAL
RENTAL MOBIL
____________________________ 144487
Pkp
- Tune Up - Balancing - Nitrogen - Audio - Velg & Ban - Alarm - Interior - Ganti Oli - Meguiar's Auto Salon
Sales, Service, Networking
____________________________ 144720
BOR AIR
✆ 92571
____________________________ 145026
- SPOORING 3D VIDEO
____________________________ 146019
n COMPUTER n NOTEBOOK n Baterai & Adaptor Notebook, Printer
____________________________ 146218
RENTAL ALVIN APV X ‘08, Innova G, 081271298993 -
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
Jl. Semabung lama No.392 Pangkalpinang. e-mail: megakom_pangkalpinang.com
PEMAHAT
Hub: 087896250878/081278560170
Avanza ‘09. Hub: 081271943111 -
____________________________ 145104
____________________________ 145326
____________________________ 146283
Ruko Mitra Usaha (Sebelum Warung Kopi Tung Tau) Jl. Jendral Sudirman No.4 Sungailiat - Bangka Hubungi : 0812-717-5200
19400. Hub : 08194883747, 423223
- MC, Badut & Sound Sistem - Pinata - Tenda Party - Fun Kursi - Baloons Gate - Badut 1 Karekter
Contact Person : Yuni/Rurie 081273044007/085268703799 Alamat: Jl. Permata I No.377 Semabung Baru (Pabrik City)
HIKMAH BOR, Terima Bor, Pipa Dinding 1,5 / 2.5", Service Bor/Arde. Hub: 081367386463 / 085268218560
Dicari agen pls electric, mdl 50Rb, S20-
F & F PARTY Special Fasilitas
____________________________ 146764
(unit baru) per jam/hrn/bln bs dgn supir
____________________________ 146166
____________________________ 146281
ORGANIZER
Fasilitas - Fun MC & Sound System - Tenda Party & Kursi - Badut - Back Drop & Dekorasi - Ballons Gate - Magic Baloons - Undangan & Topi - Souvernir ultah & games - Stick Ballons
____________________________ 145022
RENTAL MOBIL: AVANZA/INNOVA
____________________________ 145316
arus kuat, bs kredit. Hub: Syaiful 081373682728
GRAHA CELLULAR
PULSA
____________________________ 144868
JL. MASJID JAMIK NO 49 (SEBELAH APOTIK MEDIA) TELP: 0717 424596 HP. 08127178108
Alfaiz Herbal Jual : Habbatusauda, m.zaitun, sr kurma, teh rosela, rt langsing, air zam-zam,gamat emas, dll, mlyni eceran & grosir. Hub: 08127887030/081373981119
Gate,Rolling Door, Msn Pres Batako/
HANDPHONE ACCESSORIES
____________________________ 145092
421265
MELAYANI GROSIR & ECERAN MURAH SETIAP SAAT !!!
Telp. 0717 - 435319/08117175159 LAUNDRY CABANG : - Baju Kiloan - Jl. Jenderal Sudirman - Karpet (sebelah AA Bakery) - Sofa - Jl. Semabung Lama - Spring Bed Depan Warung Jogja PKP - Boneka
OBAT HERBAL
YES CELLULAR
melalui
&432128 -
MENYEDIAKAN : * HANDPHONE BARU & 2ND * PC RAKITAN & BUILD UP * NOTE BOOK ALL TYPE * AKSESORIS & ALAT KOMPUTER * PRINTER ALL TYPE, SPEAKER * MODEM, CARTRIDGE ORI, DLL
Mustika Laundry
BENGKEL LAS TEKNOLOGI
____________________________ 146025
Hubungi :
Jl. Pegadaian No.10 Pangkalpinang
WELL'S COMPUTER CENTRE & CELLULAR
LAUNDRY
____________________________ 145208
____________________________ 146214
dengan cara kredit syarat mudah cukup fotokopi KTP dan KK, proses cepat harga Hp mulai 750 rb dan angsuran mulai 30 rb-an
Jl. Pasar Atas (Eks Pasar Buah Lama) No. 4 Sungailiat 0717 96122/7005800 (No SMS) NB : Tidak ada Cabang Pangkalpinang
____________________________ 146248
Canopy, dll. Hub : 081271078394 /435423
Menerima pembelian Hp berbagai Merk
Promo Undian Laptop Berhadiah Langsung tgl 3 s/d 31 Mei 2010
423586, HP 081395254902 S.liat/ Pkp
Dijamin Lebih Akurat
VIDEO 3 DIMENSI
COMPUTER
LAPTOP
pick up, hr/mnggn/ bulanan.hub. (0717)
dengan
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
HARGA PROMO Accer 4732Z
____________________________ 145318
Mnrima Psnn: Tralis,pgr, Canopy, Polding
SPOORING
____________________________ 145467
PT. CITRAKARTINI MANDIRI Jl. Koba KM 5 masuk simpang Kp Dul Depan Kantor Lurah Kel. Dul Hub: 081918916106, 087878591199
BENGKEL LAS
HARGA PROMO !!!
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang HP ADI. 0811 717 4747/ 0819 1298 8882 - Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060
Mau Garansi RESMI
RENTAL MOBIL Sinar Buana Rental Avanza,xenia,Apv,
____________________________ 145108
KOMPUTER
Menyalurkan: : Babysitter : Pembantu Rumah Tangga
Pesanan : Folding Gate, Pagar, Teralis,
____________________________ 145090
KOMPUTER
JASA
Bengkel Las HENDRIK : Menerima
Kalau bukan Wellcomm, pasti aksesoris biasa!
____________________________ 145252
____________________________ 146255
ConBlock,Pintu Gerbang Otmatis,instlsi lstrk
Specialist Grosir Accessories & Spareparts Jl. Jend. Sudirman No. 64 Telp. (0717) 7000818 Pangkalpinang - Babel
cuci, p. air, diesel gensetAC, kulkas, TV,
____________________________ 145703
____________________________ 144702
Alamat : Jl. A. Yani Pkp Hp : 081373020997 B e r g a r a n s i
MUTIARA BOR. menerima psnan & service smur bor UK.4" & 6". Hub: 0813.73390522/0819.30803168
OTOMOTIF
____________________________ 145096
Rental
menyediakan,
____________________________ 145204
7174586/08127178446 S.liat-Pkp ____________________________ 146261
Menumbing rntal mobil, 250rb/nego, all new car, Avanza, Innova, APV, hr/bln/thn. Hub: 08117173526, 081373699434 Air Itam ____________________________ 146986
Back hoe loader 416 E hours
Yudi Rental Kj. LGX, Innova, Avanza,
Rental Mobil Kijang Kapsul, Fas : MP3,
meters (HM) : 210 dan 1 spare
dll. Sedia Supir, Pkp. Hubungi : Yudi /
DVD, TV, Hrga 200 Rb/Hari bs /Mggu
bucketnya. Hub: 0813.73953677.
Riky : 085267477222/081377556777
bs /Bln, Hub: 0852.67405429
____________________________ 147044
____________________________ 145475
____________________________ 147334
hotline
BANGKA POS
JUMAT 7 MEI 2010
13
hotline
Wajah Polisi
KBPP tidak Persulit Distribusi Alat KB MENANGGAPI SMS Peduli tanggal 3 Mei 2010, tentang pelayanan kantor KBPP, perlu kami jelaskan sebagai berikut : 1. Obat dan alat KB yang ada di Gudang Kantor Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan (KBPP) Kabupaten Bangka adalah benar diperuntukkan untuk masyarakat Kabupaten Bangka yang membutuhkan. 2. Obat/alat KB di Kantor KBPP Kabupaten Bangka didistribusikan ke klinik KB melalui permohonan dari pemimpin klinik KB kepada kepala Kantor KBPP Kabupaten Bangka. 3. Kantor KBPP mendistribusikan obat/alat KB sesuai permohonan dari klinik KB dan mempertimbangkan stock/persediaan obat/ alat KB di klinik KB yang dilaporkan rutin
setiap bulan. 4. Obat/alat KB tidak diperjualbelikan dan diberikan gratis kepada masyarakat dan kantor KBPP Kabupaten Bangka tidak pernah memungut biaya apapun atas obat/alat KB yang didistribusikan. 5. Kantor KBPP berpedoman pada Standar Pelayanan Mutu (SPM dan tidak pernah mempersulit pendistribusian obat/alat KB. Demikian penjelasan kami, bila kurang jelas silahkan saudara datang ke Kantor KBPP Kabupaten Bangka. Sanita Pjs Kepala Kantor KB PP Kasub Tata Usaha Kabupaten Bangka
KEHILANGAN
PENEMUAN
Barang siapa menemukan dompet berisi uang Rp. 800.000, 1 buah sim A Mobil dan sim motor harap di kembalikan atas nama Dheri Saputra Desa Airbelo. Anda juga akan mendapat imbalan kami tunggu ke iklasan hati anda. Trimakasih. 085268502222
Ditemukan sebuah ponsel merk Sony Ericson type K320i warna hitam abu-abu, di bilik ATM SUMSEL kantor Bupati Bangka, Rabu 05/05- 1:38pm. Yang merasa kehilangan, harap hubungi no.ini 085268888609 (telp/sms 24jam). Bangka pos, terimakasih.
SERVICE AC
LOWONGAN KERJA
GYPSUM
INSTITUSI Kepolisian RI masih menjadi sorotan publik. Mulai dari pusat hingga ke daerah. Dari para jenderal sampai bintara. Satu persatu kasus hukum menjerat mereka. Citra yang ditampilkan polisi bagian dari institusi penegak hukum jauh dari harapan. Institusi ini masih terpuruk di hadapan publik dengan kasus hukum mendera sejumlah oknum anggotanya. Ternyata institusi sebagai pengayom, pelindung, dan pelayan masyarakat itu tetap saja belepotan. Kasus demi kasus bagian dari upaya Polri berbenah diri memperbaiki citra atau memang terlalu banyak kasus hukum yang menyeret anggota Polri sehingga tidak pustus-putusnya, sulit ditebak. Perang bintang, istilah digunakan media dan para aktivis saat menyaksikan kisruh antara mantan Kabareskrim Polri Komjen Susno Duadji dengan sesama jenderal di Polri dalam penanganan perkara markus pajak hingga kini tak kelarkelar. Sudah ada korban jendral berbintang yang dinonaktifkan. Kasus yang makin merusak citra polisi itu belum berujung, Indonesian Corruption Watch (ICW) sudah siap-siap melaporkan
BUNGA
MAKANAN
DIbthkn sgra: salesman (bs nyetir),
AC 88
SPECIALIST AC MOBIL & RUMAH
helper, MD.Syrt: usia max.35 th, brmnat krimkn ke PT.Rasa Prima Selaras
SEDIA : SPARE PARTS AC MOBIL & RUMAH Specialist Service : Perbaikan Compresor, Blower, Vacum, Isi Freon R 134a + R12a Isi Olie R 134a + R12a, pasang Baru & pasang Second Sedia Spare Parts AC Denso & Sanden semua merk mobil.
BERGARANSI
Jl. Soekarno - Hatta (jalan Koba) No. 37/38 Pangkalpinang - BABEL Telp. 0717 - 424756/081273095899
(Wall's) Jl.Lontong Pancur No.39 Pk.Balam. Telp.0717-438099/7001890 ____________________________ 146243
Dbthkn 1 org tukang bubut yg brpnglmn & 1 org tkng las, ptong plat bulat/lurus & konstruksi utk dtmptkn dParit 3
____________________________ 144712
FA S H I O N
Jebus, dsdiakn tmpt tnggl. Hub; 0812.7174243
BABY & FRIENDS
Jl. Soekarno Hatta (Jl. Koba) No. 46 B Pangkalpinang - Bangka & 0717 - 438801
Menyediakan : M Aneka Perlengkapan Bayi M Pakaian Bayi & Balita M Aneka Mainan Bayi & Balita Buka Mulai Pukul 09.00 s/d 18.00 WIB ____________________________ 146010
Teori & praktek , Jl.MS Rachman
FLORIST & DECORATION
____________________________ 146021
Jenis Penetrasi Produksi Kemasan
Menerima : pesanan aneka rangkaian Bunga Artificial, Bunga Papan, Bunga Segar, Parcel, dll
: Aspal Drum : Grade 60/70 : Pertamina : 155 Kg
Jl. Soekarno Hatta No. 46 C Pangkalpinang Telp. (0717) 4256645, 7032830, 7032850 HP. 0816 4816 127, 0811 106 102 email : yoel_florist@yahoo.com
lamaran antar lsg ke PT. Bintangbaru
kue
Terus Jaya Jl. Jend Sudirman, Air Raya
MESIN AIR Pasang Mesin Air Minum Isi Ulang
PERTAMINA
Jl. Jend. Sudirman No. 81
Telp: (0717) 435722 Hp. 08127171811, 081367917573
IMANUEL BRIDAL & FLORIST
bebek petelur, pakan ayam bravo 511 & 512,
____________________________ 145212
sinta, bibit ikan tmbk, pkn kucing, anjing. Jl.Gdang
____________________________ 145020
____________________________ 145010
BIBIT AYAM
PLt
Guru Pnglaman bs Privat drmh Hub: GRAND Music Jl. Batu Giok No 20 Pkp Tlp. 0819.77739689/421821 ____________________________ 144960
PENGUMUMAN Tlh hlg sbuah BPKB T.Kijang th' 08, met,
BN
2307
LC
Alamat : Jl Air Anyir deket tepekong Sebelah kanan tembok batako Hp. 081367498881/081949064978
____________________________ 146287
BERITA KEHILANGAN w.biru
PANCA LOGAM TRUSS
Menyediakan : - Baja Ringan - Seng Aluminium - Gypsum - Siku Rak - Hologypsum dll
No.
AHLI KONSTRUKSI BAJA AHIN PERENCANA & MEMBIKIN:
BIBIT TANAMAN
CV. JAYA SARANA AGRO Menyediakan :
Rumah, Depot sedia Spare Part Hub:
Jl. Air Mangkok (Depan Bengkel Teralis) Pangkalpinang HP. 0812.7818 7809 / 0812.7900 4414
_________________________ BRJ10504
____________________________ 144510
PELUANG USAHA
FURNITURE ____________________________ 144732
2. Meja Goyang/ Pengayak Timah 3. Tangki, Hoist hub : 085267786779
Djual 2000 Pohon Bibit Sawit, Umur 2 Th,
No.Ka:MHIJB221X5K-424579, No.
____________________________ 144724
Asal Simalungun Hrga 40 Rb/Btg Nego,
Aneka macam & Uk. Batu Alam Hias :
Gg.Keranti Bkt Tani Pangkalpinang
Bt Paras, Bt Hijau Templek, Bt.Candi,
____________________________ 147339
Bt. Andesite bakar & Non Bakar, Ornamen & Roster & Cat pelidung Bt.
LOWONGAN KERJA
Alam. Hub Tb Griya Eng Jl. Jend.
Dbthkn Guru B. Inggris & Mipa, Lok Pkp Hub Bimbel Istoqomah. H p : 0 8 5 2 . 7 3 8 5 11 0 9
Utk rumah, pagar & taman, trima
____________________________ 146191
Dbtuhkn Tng Krj Wnita utk Adm, Umur
Sudirman 135 S.Liat ✆ 94086/7013011 ____________________________ 145860
psanan. Desa Pagarawan Merawang, Hp. 0813.68464559 ____________________________ 140723
Max 25 Th, Mnguasai M. Office, Intrnt, Lmrn diantr ke JJ Tiket/Cindomato Jl. Soekarno Hatta No 375 ____________________________ 147011
DI JUAL KEBUN Djual Kebun Sawit 3 Ha, Lok Kp. Buyan Kotawaringin, 2 Ha sdh Produksi, Hrga 95
Dbthkan
Operator
Bubut
yg
berpengalaman. Alamat Jl. sungai
JT/NEGO, Hp: 0811.185143 / 0813.80516743 ____________________________ 146179
selan Kp. Asam samp Counter Aryant ____________________________ 147022
DIJUAL RUMAH/TANAH
Dicari wanita pmbntu rmh tangga
Dijual tanah luas 2600 M 2 SHM Lok Jl.Air Port Pangkalpinang Gg Polwan.Hub: 0852.68780025
maks 40 th, pekerjaan ringan bagi yg brminat Hub: 0812.73341638 ____________________________ 146552
Dbthkn
tnga
krja
utk
di
malaysia, brunai & di canada hub: 081373052545 ____________________________ 146917
Dibthkan kywn BENGKEL MBL. 1. TK Las bisa Cat Duco, 2. MONTIR Mobil, Jl. Kamboja No. 126 Kcng Pedang atastlp 081373594262 Pk. pinang ___________________________ 0000NS
Dcri bbrp org tng cuci mobil - motor, brpnglmn, lok. Jl. Mentok No.1, Hub: 0813.73374760 ____________________________ 147302
Bth mrktg even & tour, P/W, komp, rjn, SIM C, py kend sndiri, pkrj krs, brsedia bkrj apapn & loyl diutmkn tahu bt event & tour, PO BOX 111 ____________________________ 146201
____________________________ 147342
Tnh Kav Uk. 10x20 M2, hrg 14 JT Cash & kredit 600rb, Jl. Fajar Air Itam dkt Akbid/Hub: 0812.7174403 ____________________________ 146137
BIBIT TANAMAN
MAY’S Orchids & Florist Rangkaian Bunga Segar & Dekorasi Pernikahan,
Ulang
Tahun, Seminar, Kelahiran, Duka
BABY WATER R.O
Pusat Mesin Isi Ulang R.O Jual pasang mesin isi ulang Air Minum dan sedia spartpart, Tangki Stanless, pompa stanless, tutup, galon, Tisiu, segel, Perbaikan Mutu Air & Servis
umur 30 th maka andalan yg kami butuhkan !! sebagai sales eksekutif, manager resto & out bond, foto, gaji yg diinginkan, riwayat hidup hub.Ir Rusli Djohar HP. 087881803473 Home Resort Tg.pandan - Bltg
Herbal, modal 25rb, disc 65% + bonus smp ____________________________ 144521
MEDIA FILTER :
Carbon Aktif, Greensand, Silica Sand, Anthracite, Galon,Tutup,Segel, Tissue, Stiker, UV, Housing, Cartridge, PC Cleaner, etc. Hub : ( 0717 ) 700 - 6789 ; 0813 - 7302 1930 ; 0818 - 971 - 464.
Telah dibuka toko oleh-oleh makanan khas Belitung kami kemaskan rapi dgn
Hub : Jl. Gajah Mada 173 Air Kenanga Sungailiat HP. 0813 73833723, 0813 73183626
DRINKING WATER SYSTEM :
MAKANAN KHAS
jutaan. Hub : 081977757779, (0717) 423223
mesin clam tanpa dipungut biaya
SALON
pengepakan & penjualan tiket pesawat
A NILLA HAIR BEAUTY & BODY SPA
-
Crembath Gunting Warna Rambut Pijat Modern Lulur
- Meny/Pedy - Smothing/Bonding, dll
KK tour & travel alamat toko Jl. Sriwijaya N0. 6 Tg.Pandan Telp. (0719). 23305
HP.
08127170008/
081929553377 ____________________________ 146354
Konsultasi Stylish
Topan 0878 7840 7752
Jl. K.H. Abdurrahman Siddiq (RRI) No. 8 Blok B 9 Taman Elit Pangkalpinang - Babel (Samping Bangka Pos)
____________________________ 144704
MINUMAN KESEHATAN
H EXABION Chloropyl. Hub : 08174966719 / 081271450919 ____________________________ 146435
STIKER
PENDIDIKAN
____________________________ 145086
R FRES WATER KABA A IR MENERIMA PEMASANGAN DEPOT GEMB AIR GALON ISI ULANG Dengan Proses : Automatic,Filtrasi,Ultra Violet,Ozonisasi,Ionisasi (RO) BONUS : MESIN CUCI GALON 50 PCS GALON BARU si 5000 PCS TUTUP GALON aran Berg 5000 PCS TISSUE GALON MELAYANI AREA BANGKA BELITUNG "KAMI SIAP DATANG KE TEMPAT ANDA"
(081929186278), Pkp (081949033660)
Menerima pesanan karangan bunga segar utk : Dukacita, Sukacita/Pesta, Peresmian, pelaminan, dll. Hub : Jl. Melintas No. 273 Pkp ✆ 421996, 0878487286, 08127173356 ____________________________ 146273
J Y Floral House
Jl. Bukit Intan I Rt. 09 No. 210A Pkp Telp. (0717) 431199, 7002988 HP. 0811 717 8123, 081949026888 Aneka Design Bunga Papan Lukis, Bunga Segar, Bunga Artificial, Dekorasi utk segala suasana, dll.
BUNGA
Klinik Kecantikan Berbasis Kesehatan
Consultant Ticketing : Robby 0813.9525.4902
____________________________ 145871
MESIN BATAKO
Mengatasi problem :
-Konsultasi Dokter, hair care, Hair Treatment (creambath), - Stress therapy wet (creambat + massage ), Hair Spa Aromatherapy, - hair Service (salon), - Gunting+cuci blow, Sanggul, Bonding, Smoothing, cat rambut, masker, -manicure / Padicure, cabut Alis, Make Up, - Waxing (pencabutan bulu) -Nail Polish, - Hand care / foot care, (perawatan tangan dan kaki) Senin - Sabtu : Pk. 09.00 - 18.00 Minggu : Pk. 08.00 - 16.00 Konsultasi Dokter : Pk. 10.00 - Selesai
____________________________ 146017
MAKANAN Sate Kambing,Wong Solo Amanah : Al.Jl.RRI & Semabung Lama (bwh Htel Griya Tirta)Pkp.Trma psnan Aqiqah & Pesta,Hub: 085293125257
DIJUAL MESIN Jual mesin cetak batako press, paping blok, mixer, batu bata merah, dll
____________________________ 144937
MINUMAN
Minuman yang Hyginies Drinking Water DEPKES RI NO. MD.249106001064
Menyediakan Snack Jl.Kamp.Bintang Raya No.129 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 436389 Fax. 422731
____________________________ 147345
____________________________ 145816
____________________________ 146285
Tg.Pandan – Belitung.
PULSA Mau jual pulsa ? trx cepat & murah, server sendiri, saldo bebas. hub : 081949169354 / 085971113236 ___________________________ 00HBRI
RENTAL MOBIL
VIDEO SHOOTING
Pick Up/Panther, dll. Hub : Edi Nasapta
GENIAL STD VCD/ DVD pernikahan, dll 450rb hub : ✆ 7033395, HP. 081234560556
Hp 0819 2967 8748, 081373778127 Tjpandan. www.wisatabelitung.com ____________________________ 145250
www.bangkapos.com
Hub: 081389760691 0818182035, 081273619096 Komplek PUJAKO Jl. Koba (Depan simpang kamp. Dul)
Terima Pesanan Pesta : - Perkawinan - Ultah - Syukuran
Kampus 2 Poltek DG Jl. Jend Sudirman
KING RENTAL mbl APV/Xenia/Avanza/
____________________________ 146159
We Serve The Best Seafood In The City
____________________________ 147017
Hub. Kampus 1 DG Jl. Sriwijaya 13 atau
____________________________ 145846
____________________________ 144485
CITY OCEAN
Dijual tanah/bangunan L.1000 M 2 , SHM, lok jl Raya Koba PKP, Kp. Jeruk. Hub : 085268780025
TRAVEL & AGEN
DAPATKAN PROMO TAHUNAN SINAR BUANA TRANSINDO
KECANTIKAN
SEAFOOD RESTAURANT & CAFE
____________________________ 147344
informasi lebih lanjut dan pendaftaran ____________________________ 144880
Reservasi : 0717-423586
____________________________ 145094
Dijual tnh L.24 x 40 M2, SHM, Lok. blkg Lp Tua Tunu, dkt perum Gandaria. Hub: 0813.73352638
nasional ITB & TELKOM 2010/2011
Tiket Di Antar Gratis Melayani : - PENJUALAN TIKET Wil.Sungailiat & Pangkalpinang PESAWAT & TIKET KAPAL - TOURS & TRAVEL - RENTAL MOBIL (Harian/Bulanan/Tahunan) - ANTAR JEMPUT BANDARA - CARGO
____________________________ 145310
Jl. Bukit Intan (Basuki Rahmat) No. 199 A Telp. (0717) 434383
pendaftaran
memfasilitasi pendaftaran seleksi
Jl.Depati Hamzah No.295 (Semabung Lama) Pangkalpinang-Bangka Belitung Reservasi (0717) 423586 Fax (0717) 423586
piring rotan,lidi,tmpt hntaran.S.Liat
House Of Ristra
membuka
mahasiswa baru angkatan 2010/2011 &
SINAR BUANA TRANSINDO
KERAJINAN ROTAN
____________________________ 145320
LILY FLORIST
Ganesha
MESIN FOTO COPY ____________________________ 146216
✆ 438682 /
08127170593
Belitung Politeknik Komp Niaga Darma
HUB TELP : 081372354038 / 081373396646 (PANGKALPINANG)
Berkah rotan, krnjang prcel, buah,
Cita, dll. Bukit Baru 1 -
menyukai tantangan syrt pendidikn min D3
____________________________ 146324
____________________________ 146902
____________________________ 145730
____________________________ 147343
0%
BUNGA
____________________________ 147084
Dijual rumah Luas 164 M 2 . SHM, Lok.Perumahan Bukit Kejora permai. Hub: 0852.68780025
Jln. Pasar No.3 Pangkalpinang Telp. 421226/422277
____________________________ 146181
Dijual Tanah Kapling 15x20m, SHM, Lok.Depan Stadion Depati Amir/ Pkp. Hub : 0813.6701.7942/Nego Dijual tanah/bangunan luas 3900 M 2 SHM, lok. Jl.Raya sanfur Pkp. Hub: 0852.68780025
Dunia Baru
Hub: 0811.185143 / 0813.80516743
Peresmian,
work memiliki jiwa leadership, energic,
Slmt kpd lulusan SLTA se - Bangka
05, w.silver hitam, BN 6964 DF,
Hub: Bpk ASSADAT Hp: 0813.73594708
senang bergaul, mampu bekrj secara team
Dicr Agen/Distributor AVAIL-pembalut wnt
AMDK (Air Minum Dalam Kemasan ), AMIU ( Air Minum Isi ULang), WTP ( Water Treatment Plat ), Filter Air.
Hubungi:
Apabila anda org yg berambisi utk maju,
/ 081398103989 lmrn antar lsg ke Batu Itam
UV
UNTUK HARI RAYA, KEBUTUHAN KELUARGA, DLL
____________________________ 146259
& BPKB spda mtr Honda/125 CC Th'
BUDIMAN SKM. bgi yg mnmukn hrap
CALL/SMS : 081367469996, 081367936177
021 6817 5029 / 0813 1742 9089
BUTUH DANA SEGAR ?! - Pangkalpinang: 085273655582 / 081368049304 - Sungailiat: 94935 / 0812 780 6850 Telp/SMS - Kelapa: 355067 / 0852 6808 0227 - Koba : 0811 717 8407 / 0852 7327 2743 24 Jam - Muntok : 0813 67406240/0852 67111377
r Aneka Bibit Buah-buahan r Aneka Bibit Perkebunan (Karet, Sawit, Coklat, dll) r Aneka Tanaman Tumbuh Kota (Palm, Glodokan, Tanjung, Pinisium, dll) r Obat-obatan Pertanian
KUALITAS BAGUS & HARGA MURAH
Pasang Baru, Service RO & Filter Air
Ingin Menambah Penghasilan 5 s/d 20 jt/Bln Dengan Modal Hanya 25 Juta ???
(JAMINKAN BPKB MOTOR)
1. Gedung/ rumah kontruksi Baja
BATU ALAM
SPANDUK - BALIHO
____________________________ 145477
MESIN AIR
DANA TUNAI
____________________________ 145100
Ka:KF50039326, No.Sim: 3086723C
Sim:JB22E-1423889. An.Bpk ASSADAT
T Vis
____________________________ 146271
Padi No.103 Pkp Hub: 08127898603/0717433228
Belitung Telp. (0719) 24693 ____________________________ 146336
Tissu, Partai besar &
____________________________ 144899
KURSUS MUSIK
(samping BB Diesel) Tg.Pandan – ____________________________ 144872
& Sp a r e p a r t J u a l G a l o n , Tu t u p
____________________________ 145018
Hubungi Agen Aspal
Air kenanga S.Liat. Hp 081513385260
& 422439 ( Acai);
punya kendaraan sendiri, Sim C
____________________________ 147030
brmcm
Ikan S. Liat (081373823327)
rak piring, dll. hub : Dkt puskesmas
ALUMINIUM
syarat : pendidikan min SMK/sdrjt,
disediakn Hub: 0852.68227988 Pkp
dll,
kecil Jl. Nelayan I No. 3 Pasar
Acun Aquarium, Jl Anak ayam pedaging 707,
Semabung Baru Jl.Koba No. 47 Hub :
Dibutuhkan segera salesman motorist
yg
resepsi/
Galon,
Design Bunga Papan Grosir/Eceran Bunga Artificial Dekor Pelaminan, Ultah (Badut) Palm House (Tempat Pesta di Baciang) Jual/Sewa : Pelaminan Lengkap, Gaun Pengantin/Pesta + Aksesoris Lengkap, Kue Pengantin & Tenda Lengkap Jl.Pasir Putih No.106 (Dekat Gedung Setia Bakti) Pkp Hub. Akian/Fily 0813.7355 8822, 08117171657
____________________________ 146014
LOWONGAN KERJA
tampah utk acra platihan, rapat,
Florist of Your Choice Give You More Than Beauty
ALUMINIUM
BELITUNG
PERCETAKAN
kue kering, kue basah & kue
Menerima : Pesanan bunga papan dukacita & sukacita. Dekorasi segala suasana pernikahan, dll. Handbouquet, Table Jenny (Wawa) bouquet fresh flower artifical flower & parcel buah dan bunga. Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 501 (Ruko Gereja Bethel, Belakang Aneka Furniture) Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) -7020262 - 433536 Hp . 08127172503
____________________________ 145749
ASPAL
Menerima psn kaca Aluminium, kusen,
BELAJAR SETIR MOBIL
Jl. S.Selan, Kp. Melintang - P.Pinang
PROPERTY
ACUNG ALUMINIUM
PENDIDIKAN
FARMA INTERIOR GYPSUM
Menerima Pemasangan : p Plafon Gypsum / Hollo p List Gypsum p Partision p Cat Hubungi : HARYANI Hp : 081373391118
USAHA
CV. TOTO Jl. Nelayan I No. 92 (belakang SD 9) ✆ 92683 HP. 081514532299 Sungailiat (Harga Pabrik) Rolling Door Plat Rp.180.000,Rolling Door Evolution Rp.720.000,Folding Gate 0,30 STD Rp.350.000,Pintu Harmonika STD Rp.330.000,Tenda Awning STD Rp.190.000,Tenda Canopy Rp.230.000,-
umum, putusan sidang etik Polri, bahkan yang dalam proses penyidikan. Itulah langkah yang ditempuh dalam hal penegakan hukum terhadap oknum anggota. Setiap tahun ada saja anggota polisi yang dipecat tidak hormat dan dipenjara karena terbukti bersalah. Hanya saja hukuman demi hukuman belum memberikan efek jera. Tetap saja oknum polisi tertangkap berbuat cela. Akibat setitik nila rusaklah susu sebelanga. Apalagi kalau nilanya sebelanga. Banyak pihak yang menilai pendidikan calon anggota Polri itu yang tidak beres. Oleh sebab itu sitem rekrutmen anggota polisi ini juga benar-benar dibenahi. Tidak ada lagi istilah calon titipan atau sogoksogokan. Seleksi harus benar-benar ketat sesuai aturan yang ada. Setelah terjaring proses pendidikan tidak instan seperti saat ini. Begitu pula dengan renumerasi bagi anggota Polri, kasus korupsi pajak Gayus Tambunan bukan jadi alasan untuk meniadakan upaya menaikan gaji dan tunjangan bagai anggota Polri. Langkah ini untuk memenuhi harapan dan keinginan kita bersama agar polisi menjadi profesional dan pelayanan maksimal kepada masyarakat. (*)
YEYEN KUE menyediakan brmcm
____________________________ 147337
FASHION
sejumlah jenderal Polri yang aktif maupun tidak karena memiliki sejumlah rekening tidak wajar. Salah satunya Irjen Bambang Gunawan. Dalam laporan itu disebut-sebut anak Irjen Bambang menerima setoran uang dari sebuah pabrik peleburan (smelter) timah SJI yang berdomisili di Ketapang Pangkalbalam. Setoran senilai Rp 9 miliar melalui bank BCA ini ketika smelter tadi bermasalah dalam hal pembelian pasir timah ilegal. Irjen Bambang sudah membantah tentang temuan ini. Hanya saja laporan ICW patut ditindaklanjuti sehingga hukumlah yang berbicara benar atau tidaknya, negara ini masih mengedepankan azas supremasi hukum. Tak ada warga negara ini kebal hukum, termasuk presiden sekalipun. Bukan hendak menuding, pertimahan di Babel banyak pihak yang terlibat. Tak sedikit pula para oknum menikmati kekayaan alam yang dimiliki Babel itu. Tak di pusat, tak pula di daerah. Sama saja. Serentetan kasus hukum yang merusak citra polisi juga terjadi. Mulai dari perlakuan asusila hingga dugaan bermacam tindak pidana. Sejumlah pelaku ada yang sudah dipidana oleh peradilan
LAYANAN KONSUMEN : (0717) 431879 Diproduksi oleh : CV Mentari Dempo Indah Pangkalpinang-Bangka ____________________________ 144866
14
tribun bangka
JUMAT 7 MEI 2010
BANGKA POS
sepintu sedulang - sejiran setason - selawang segantang - junjung besaoh
Pohon Pisang Mini Mengeluarkan Jantung POHON pisang umumnya mengeluarkan jantung atau bakal buahnya ketika ukurannya beberapa meter dari permukaan tanah. Namun di pekarangan rumah Ros (40), warga Desa Simpangkatis Kecamatan Simpangkatis, ukuran pisang ini tergolong mini, tingginya hanya sekitar 40 cm dan sudah mengeluarkan jantung sebagaimana tanaman pisang pada umumnya. Tidak hanya satu batang, tiga batang pisang lainnya yang tumbuh satu rumpun dengan pisang tersebut juga mulai mengeluarkan jantung
pisang. Ros, ketika ditemui harian ini, Rabu (5/5), mengungkapkan, pohon pisang yang tergolong unik ini ia temukan secara tidak sengaja. “Pisang ini ada sekitar empat batang dan satu batang di antaranya sudah mengeluarkan jantung. Karena aneh dan menarik, pisang itu saya pindahkan ke pot,” kata Ros seraya menyebutkan, pisang itu sering disebut pisang rejang. Ros mengaku heran mengapa pisang tersebut berukuran mini karena pohon induk pisang itu
sebelumnya tumbuh normal seperti pohon pisang umumnya. “Bibit pisang saya ambil dari Terak dan pohon induknnya empat bulan lalu sudah mati setelah tiga kali dipanen buahnya. Nggak tahunya kemudian muncul pisang ini,” imbuh Ros. Ia mengaku, pohon pisang itu akan dipeliharanya sebagai tanaman hias. Namun Ros bersedia melepaskan pohon pisang itu apabila ada warga yang tertarik membelinya dengan harga yang sesuai. “Kalau cocok, mungkin saya jual,”
tukasnnya. Tokoh Masyarakat Desa Simpangkatis, Robani, usai melihat pisang mini milik Ros, mengaku, ia baru kali ini melihat pisang dengan ukuran mini seperti milik Ros. “Seumur-umur baru kali ini lihat pisang sekecil ini. Tadi banyak juga warga yang sudah melihatnya,” ungkap Robani. (wan) BANGKA POS/IWAN SATRIAWAN
PISANG UNIK - Pisang rejang milik Ros, warga Desa Simpangkatis tumbuh di luar kelaziman. Pisang ini walaupun berukuran mini sudah mengeluarkan jantung, padahal induknya merupakan pisang normal yang sudah tiga kali dipanen.
Bripda Heri Diganjar 8 Tahun Penjara
Insentif Guru Berkurang Q Jadi Rp 300 Ribu Q Akibat Defisit Anggaran SUNGAILIAT, BANGKA POS -- Insentif bagi guru di Kabupaten Bangka tahun ini berkurang atau lebih kecil dibanding tahun lalu. Pada 2009, guru di daerah menerima insentif sebesar Rp 500 ribu per bulan namun tahun ini hanya Rp 300 ribu per bulan. Menurunnya nilai insentif bagi para guru di Kabupaten Bangka ini disebabkan oleh adanya perubahan perhitungan insentif dari golongan menjadi eselonisasi akibat terjadinya defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bangka. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Bangka Yunan Helmi saat dikonfirmasi Bangka Pos Group, Rabu (5/5), membenarkan hal tersebut. “Insentif guru ini memang ada perubahan aturan main oleh Pemkab Bangka, tadinya berdasarkan golongan, sekarang eselonisasi. Karena guru ini bukan pejabat eselon, dia fungsional, maka berlakulah
dia tidak punya eselon berarti sama dengan pegawai biasa, yang terjadi maka kena imbasnya cuma Rp 300 ribu,” kata Yunan. Ia menambahkan, pemberian insentif ini merupakan kebijakan Pemkab Bangka, yang saat ini hanya mampu memberikan Rp 300 ribu per bulan sehingga para guru diharapkan bisa memaklumi kondisi ini. “Berapapun kita syukurilah, nanti suatu saat ketika Pemda lumayan keuangannya, bisa naik lagi,” imbuh Yunan seraya menambahkan, insentif bagi guru di Kabupaten Bangka saat ini sudah cair untuk selama tiga bulan. Selain insentif dari Pemkab Bangka, kata Yunan, para guru di Kabupaten Bangka juga menerima tunjangan fungsional, tunjangan sertifikasi, dan nonsertifikasi. “Untuk tunjangan nonsertifikasi itu Rp 250 ribu dikali 12 bulan sebesar Rp 3 juta dapat. Jadi untuk Bangka ini Alham-
dulillah, artinya guru-guru sudah agak sejahteralah. Kesejahteraannya sudah diperhatikan pemerintah,” ujar Yunan. Iwan Kusuma, salah satu guru di Kabupaten Bangka, mengaku telah menerima insentif Rp 300 ribu dari Pemkab Bangka. Insentif yang ia terima selama tiga bulan. Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Kabupaten Bangka HM Espada Yamin dalam sambutannya pada peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) di kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Bangka, Selasa (5/5), membenarkan adanya pengurangan insentif yang diterima para guru. “Insentif tahun ini kurang. Saya pikir bukan berkurang, ya aturan ini berubah. Kalau dulunya semua per golongan I, II, III, IV, itu sama saja sekarang ada empat eselon. Mengapa guru dari golongan I sampai IV tidak sama. Guru tidak ada eselonnya karena fungsional. Kita yakin dan tahu persis itu kabar-kabarnya guru ini juga dapat insentif lainnya. Harus disyukuri itu semuanya,” kata Espada. (chy)
Umur
SUNGAILIAT, BANGKA POS -- Karir Bripda Heri Syaputra di kepolisian terancam setelah Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Sungailiat menjatuhi anggota Polres Bangka ini hukuman delapan tahun penjara. Hakim juga menghukum Bripda Heri denda Rp 60 juta, subsider enam bulan kurungan karena terdakwa terbukti bersalah memperkosa gadis di bawah umur. “Terdakwa Heri Syaputra terbukti bersalah dan menjatuhkan pidana penjara selama delapan tahun, denda Rp 60 juta subsider enam bulan kurungan,” kata Ketua Maje-
lis Hakim PN Sungailiat CH Retno Damayanti SH membacakan amar putusan saat sidang, Rabu (5/5) kemarin. Mendengar putusan itu, raut wajah Heri maupun Penasihat Hukumnya (PH), Delli Tabrani tampak berubah. PH terdakwa langsung menyatakan banding. “Kami menyatakan banding,” tegas Delli Tabrani. Hukuman Bripda Heri sama dengan tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejari Sungailiat Sugito SH. JPU yakin terdakwa terbukti melakukan pemerkosaan terhadap gadis di bawah umur, sebut saja Bunga (15), warga Lingkungan
Nelayan Sungailiat. Dalam dakwaan JPU pada sidang perdana kasus pemerkosaan ini menyedot perhatian publik. Aparat kepolisian dari Polres Bangka terlihat berjaga-jaga di sejumlah sudut PN Sungailiat menyusul aksi demo massa. Simpan Narkotika Sementara dalam persidangan di PN Sungailiat, Kamis (29/ 4) lalu, Dalia (25), ibu rumah tangga (IRT), warga Sukadamai, Toboali, Bangka Selatan, terdakwa kasus narkotika, divonis hukuman empat tahun penjara, denda Rp 1 miliar subsider satu bulan kurungan. Vonis hakim lebih ringan dari tuntutan jaksa penuntut umum (JPU), yang sebelumnya menjerat terdakwa de-
TURUT BERDUKA CITA
ASOSIASI PETANI GAHARU INDONESIA PROV. KEP. BANGKA BELITUNG Adi Saptono, A.md Aulia Suaibah, A.md Ketua Umum
Q Terbukti Perkosa Gadis Bawah
PT. PRIMA UTAMA RAHARJA ABADI
Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya
Sekretaris Umum
ngan ancaman pidana lima tahun penjara, denda Rp 1 miliar, subsider dua bulan kurungan. “Menyatakan Terdakwa Dalia alias Lia binti Amirudin terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak atau melawan hukum membawa dan menyimpan narkotika golongan satu bukan tanaman. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa Dalia dengan pidana penjara selama empat tahun dan denda sebesar Rp 1 miliar, dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar digantikan dengan pidana kurungan selama satu bulan,” kata Irianto P Utama SH MHum, Ketua Majelis Hakim saat membacakan amar putusan, Kamis (29/4) silam. (fly)
Direksi Beserta Staf
Beserta Jajaran Pengurus & Anggota
CV. INTRA MANDIRI
Dalam usia 87 tahun
Perdagangan Umum, Konsultan SDM & Manajemen, Konsultan Pelatihan & Pengembangan UMKM, Agribisnis, Bidang (Penyediaan Bibit Gaharu & Inokulan)
Ayahanda H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
Adi Saptono, A.md
Direktur Beserta Dewan Direksi & Karyawan/ti
BANGKA POS GROUP
Semoga Almarhum diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin
Jl. Rustam Efendi No. 5 Lontong Pancur, Pangkalbalam
Khusus Menu Sarang Burung Walet Dengan Aneka Rasa
BANGKA POS
Rasanya Pas di Lidah
Jalan : Jend. Sudirman No. 4-5, Pangkal Pinang
Rumah Makan KURING
Telp : (0717) 438-221
Jalan : Dipati Amir No. 3 Sungai Liat Telp : (0717) 95-731
NEPTUNE CLUB Kawasan Wisata Pantai Pasir Padi, Pangkalpinang Bangka Hotline : (0717) 7000355/ 438393, 0812 717 1890
Menyediakan menu-menu yang sangat bervariasi. Pada umumnya adalah menu Seafood khas Bangka, Chinese, Nusantara dan Western yang terjamin ke-Halal-annya.
SAUNG
Jalan Jenderal Sudirman No 175 Sungailiat, Telp. (0717) 92550
Jl. Girimaya Pangkalpinang
- Sedia Menu Khas Sunda, Bangka dan Seafood - Diiringi Alunan Musik dan Lagu-lagu Sunda - Fasilitas Hotspot Internet
Menyediakan : Makanan Khas Sunda
Reservation : Front Office : 0717 - 94888/ Ext. 2 Iyan : 0813 6771 0488
Jl. Achmad Rosidi Hamzah No. 157 (Jl. Theresia No. 157) Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 424015, HP. 0852 6849 7666
Sea Food Restaurant
UNTUK INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI : BAGIAN IKLAN
Mr. Asui
Aurora Restaurant
BANGKA POS :
center point Musik Resto
TELP. (0717) 437084, FAX (0717) 437082
POS BELITUNG : TELP. (0719) 21033, FAX (0719) 24622
Jl. Yang Zubaidah No. 242 Pangkalpinang Telp. (0717) 423772
Tanjung Pesona Beach Resort. Jl. Pantai Rebo, Sungailiat phone : +62 717 43 55 60, Fax : +62 717 43 55 61 SMS : 0812 7123 5999
Jl. Jenderal Sudirman No.7 Pangkalpinang Reservasi : (0717) 423703, Yanti : 081367995100, Teddy : 0852 6852 9728, Nita : 0852 6770 6067
Melayani pemesanan & siap antar !!!
Alamat : Bandara Depati Amir Pangkalpinang
EL JOHN Plaza Jl. Soekarno Hatta Pangkalpinang
15 tribun bangka Pariwisata Pantai Terkendala Tambang JUMAT 7 MEI 2010
BANGKA POS
Q Pemkab Diminta Buat Terobosan
Kalau kita mau meniru Bali, sepertinya masih berat kareMUNTOK, BANGKA POS -na terkendala masalah tamsektor kelautan di Bali dijaga bang,” kata Ali menyampaidan dilestarikan serta dimanPengembangan sektor pariwikan kesimpulan hasil kunjufaatkan sepenuhnya untuk sata pantai dan kelautan sengan kerja Komisi C DPRD pengembangan objek wisata. perti di Provinsi Bali, belum Bangka Barat ke Bali, Dikatakannya, bisa diterapkan di Kabupaten Sebenarnya kalau kita April 2010 lalu. pihak pemerinBangka Barat. Model pengemPadahal menurut Ali, tah daerah di Bali bangan wisata pantai dan kelihat, kondisi pantai dan perairan Bangka Barat tidak memberilautan seperti di Pulau Dewalaut di Bangka Barat ini sebenarnya memiliki pokan prioritas ta, cukup berat diadopsi dan juga tidak kalah dengan tensi sumber daya alam bagi kegiatan diimplementasikan oleh yang ada di Bali (SDA) selain logam, yaktambang di laut Pemkab Bangka Barat karena M Ali Purwanto ni terumbu karang, yang sedangkan di terkendala oleh sektor perdapat dimanfaatkan unBangka Belitung Ketua Komisi C DPRD Bangka Barat tambangan. BANGKA POS/DOK tuk pengembangan ka(Babel), khususHal ini dikatakan Ketua Kowasan objek wisata laut. “Seup oleh Pemda setempat karenya di Bangka Barat, potensi misi C DPRD Kabupaten Bangbenarnya kalau kita lihat, konna Pemda setempat mengutakelautannya banyak dimanka Barat M Ali Purwanto kedisi pantai dan laut di Bangka makan dan memprioritaskan faatkan sebagai areal penampada Bangka Pos Group di ruang Barat ini juga tidak kalah denpengembangan sektor wisabangan. kerjanya, Selasa (3/5). gan yang ada di Bali. Namun ta pantai dan laut di pulau itu. “Di Bali ada objek wisata Ali menambahkan, potensi ada faktor utama sehingga objek wisata pantai dan laut di Bangka Barat belum berkembang, yakni belum ada upaya penataan objek wisata tersebut, terutama menyangkut RTRW dan belum tuntasnya penataan kawasan pantai. Penataan RTRW untuk sektor pariwisata pantai dan keluatan di Bangka Barat belum maksimal,” tutur Ali. Sekretaris Komisi C DPRD Kabupaten Bangka Barat Samsir mengatakan, dalam melakukan penataan pariwisata, pemerintah daerah setempat perlu melakukan kajian ekologi, edukatif, dan ekonomi. Menurutnya, Pemkab Bangka Barat juga perlu membangun terobosan baru untuk mengembangkan sektor pariwisata dan sektor lainnya. Seperti halnya di Bali, kata SamBANGKA POS/IWAN SATRIAWAN sir, pemerintah daerah setemPERBAIKAN JALAN - Pekerja mengerjakan perbaikan jalan di ruas Jalan Puding Besar, Kabupaten pat membuat terobosan beruBangka, Selasa (4/5/2010). Sejumlah alat berat dikerahkan dalam kegiatan ini dan arus kendaraan pa pencanangan tahun keuntuk sementara harus mengurangi kecepatan setiap melintasi daerah perbaikan ini. mudahan berinvestasi. pantai dan kelautan di Pulau Serang. Di sana ada kandungan minyak dan gas bumi, pernah ada yang mau melakukan eksplorasi dan eksploitasi tapi langsung ditut-
“Setelah mereka berinvestasi, pemerintah baru mengelola untuk sektor PAD-nya. Jadi seolah-olah kita membuat perangkap dulu tapi membawa keuntungan bagi kedua belah pihak (Pemkab dan investor-red),” sebut Samsir. Terpisah Kepala Dinas Perhubungan Kebudayaan dan Pariwisata Pemkab Bangka Barat Chairul Amri Rani mengatakan, RTRW sektor pari-
wisata di Bangka Barat sudah dikonsep sejak 2007 lalu namun belum dibahas di DPRD setempat. “Beberapa daerah pantai dan laut di Bangka Barat sudah kita konsep dalam RTRW untuk pengembangan wisata, tapi RTRW-nya sampai sekarang belum dibahas di dewan,” kata Chairul Amri kepada Bangka Pos Group, belum lama ini.
Ia menambahkan, Pemkab Bangka Barat tidak akan menunggu pertambangan selesai untuk mengembangkan sektor pariwisatanya. “Pemda terus mengembangkan, misal Pemda mau membangun sebuah lokasi pariwisata tapi di sana ada kegiatan tambang, Pemda tetap melaksanakan meski dalam pelaksanaannya nanti ada dampak,” imbuhnya. (yik)
Kades Mapur Diadili Q Disidang Bersama Ketua BPD Q JPU Bakal Hadirkan 13 Saksi SUNGAILIAT, BANGKAPOS -- Kepala Desa (Kades) Mapur Kecamatan Riausilip, Hardiansyah (35) diadili di Pengadilan Negeri (PN) Sungailiat, Senin (3/5). Ia didakwa melakukan tindak pidana korupsi bersama Ketua Badan Perwakilan Desa (BPD) Mapur, Manja Darwin (26). Jaksa Penuntut Umum (JPU) Cabjari Belinyu, Andi Andri Utama SH menjerat kedua terdakwa dengan Pasal 2 Ayat 1, Pasal 3, Pasal 8 Undang-Undang (UU) Nomor 20 Tahun 2001 junto UU Nomor 31 Tahun 1999. Ketua PN Sungailiat Reno Listowo SH MH melalui Kahumas PN Irianto P Utama SH MHum kepada Bangka Pos Group, Selasa (4/5), memastikan bahwa surat dakwaan telah dibacakan JPU. “Senin (10/5) mendatang, proses persidangan dilanjut-
kan dengan agenda pemeriksaan saksi. Jumlah saksi, sebanyak 13 orang yang akan dihadirkan oleh JPU secara bertahap,” kata Irianto, yang juga merangkap Ketua Majelis Hakim perkara ini. Ia menambahkan, sidang perkara tersebut tanpa agenda eksepsi, sehingga langsung memasuki agenda pemeriksaan saksi. Sebelumnya, Senin (3/5), JPU Andi Andri Utama SH, yang juga menjabat Kepala Cabjari Belinyu mengatakan hal senada. “Surat dakwaan segera kita bacakan,” kata Andi menjelang sidang dakwaan. Seperti dilansir harian ini edisi sebelumnya disebutkan, Kades Mapur Kecamatan Riausilip, Hardiansyah (35) dijebloskan dalam sel Lapas Bukitsemut Sungailiat, Selasa (13/4) malam.
Ia ditahan bersama Ketua Badan Perwakilan Desa (BPD) Mapur, Manja Darwin (26), dengan tuduhan melakukan tindak pidana korupsi uang negara. Kronologi kasus ini berawal ketika terjadi ganti rugi tanam tumbuh dan lahan (GRTT) kepada sekitar 30 orang warga Mapur oleh pihak PT GPL. Uang GRTT itu dipotong 10 persen oleh Kades dan Ketua BPD dengan alasan untuk kepentingan desa. Namun uang sebanyak Rp 53.270.000 yang dikumpulkan tak jelas kegunaannya. Diduga sekitar Rp 32,6 juta dari uang yang dikumpulkan itu telah digunakan oleh Kades dan Ketua BPD untuk kepentingan pribadi. Namun tudingan jaksa dibantah keras oleh kedua terdakwa. Kades dan Ketua BPD itu mengaku, tuduhan itu tidak beralasan karena mereka sudah melakukan tindakan sesuai prosedur. (fly)
Istri Kabur dengan Pria Bertato OUTLET MANAGEMENT REPRESENTATIVE (OMR)
1. Berdomisili di Toboali 2. Pria 3. Maksimal 30 tahun 4. Pendidikan minimal SLTA atau sederajat 5. Memiliki kendaraan sendiri/motor 6. Menguasai Microsoft Office 7. Kemampuan Berkomunikasi 8. Kerjasama Dalam Tim Fasilitas: 1. Gaji pokok 2. Tunjangan transport 3. Tunjangan Uang makan 4. Tunjangan Komunikasi Kirim CV ke: Jl. Soekarno Hatta 4B Pangkalpinang Bangka Belitung Atau hubungi: Hp: 08117172112 Paling lambat Tanggal 12 Mei 2010 ____________________________ 145088
____________________________ 147452
JUAL - BELI
AUDIO SPECIALIST
Melayani Jual Beli/Tukar Tambah Bak, Gabin & Sasis Mobil dengan Berbagai Jenis
Audio Motor Audio Mobil
kiSEL
Posisi:
Audio Pro
DIBUTUHKAN SEGERA
Menyediakan :
- Audio Mobil - Kaca Film - Velg Racing Lokal & Import - Ban Lokal & Import
- Sarung Jok & Interior - Power Steering - AC, Alarm - Salon Mobil & Aneka Aksesoris
Dealer:
ADI JAYA Variasi
Pilihan terbaik untuk mobil Anda Jl.Balai Desa No.635 Pasir Putih Pangkalpinang HP:08117174747 Telp.(0717)431104 Fax.(0717)422310
OUR WORKSHOP
___________________________ 144523
Jl. Bintang luar no. 26 Pkp Contect Percon AWIE Phone (0717) - 431999
____________________________ 146163
Telp :( 0717 (0717) 423 853 ) 7011500 HP : 085267021624, 081995353953 0852 6702 1624
Alamat : Jl. Abdurrahman Siddiq No.13 Pkp Telp. (0717) 434659
___________________________ 144386
- KAMAR SET MULAI 3 JUTAAN (LENGKAP!!) - Alat Kantor Ready Stock & TERLENGKAP (segala merk) - Sofa Import segala Ukuran
Surat lamaran lengkap dengan alamat dan nomor telpon yang jelas, CV, Fotocopy ijazah, Transkrip Akademik, Fotocopy KTP dan 2 pas foto berwarna 4x6. Cantumkan Kode Posisi tersebut di atas dan dikirim selambat-lambatnya 7 hari sejak iklan ini dimuat, ke :
Cash / Credit by
Human Resources Departement
PT BANK PANIN Tbk
FINANCE
ANEKA FURNITURE
Jl. Soekarno Hatta Ruko Harmony City Blok C 9 - 11 Pangkalpinang
____________________________ 14692
Jl. MS. Rachman Telp. 435820
SHINTA FURNITURE
Jl. Jend. Sudirman Telp. 436066 ___________________________ 146229
___________________________ 146461
BCA PANGKALPINANG MEMBUKA KESEMPATAN BERKARIR SEBAGAI TELLER BAKTI & CSO BAKTI PERSYARATAN PESERTA : 1. Lulusan S1 atau SMA Sederajat 2. Umur Tidak Melebihi 24 Tahun 3. IPK 2,75 untuk S1 dan nilai rata-rata 7 untuk SMA Sederajat 4. Berpenampilan Menarik 5. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
new KF-338 QWERTY STYLE
Dual GSM Dual Standby GSM900/1800/ 850/1900MHZ Digital Camera Mp3/Mp4/3Gp player 2 TFT Tranverse LCD Electric Troch with 5 LED Multi Language GPRS, WAP
Bila anda berminat dan memenuhi persyaratan diatas, kirimkan lamaran anda Dilengkapi Curriculum Vitae, Foto Copy Ijazah / Transkrip Nilai, Fotocopy KTP dan Foto Terbaru 4 X 6 sebanyak 1 lembar ke :
BCA PANGKALPINANG
Main Dealer & Service Centre Bangka
Jl. Mesjid Jamik No. 15 Pangkalpinang U.P. Bagian SDM Batas akhir penerimaan lamaran tanggal 12 Mei 2010 Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan diproses.
AOURA CELLULAR :
Jl. S. Parman No.40 Sungailiat HP. 0813 7360 9060
BELINYU 99 Cell Jl. Gajah Mada No.6 Belinyu Kunjungi Pameran Kami Di : Mall Puncak Pangkalpinang, Sungailiat, Belinyu. Dapatkan di Conter-Conter Terdekat di Kota Anda ___________________________ 146211
___________________________ 145106
ANDA BUTUH TANAH KAVLING
___________________________ 146210
Persyaratan : - Pendidikan min S1 atau D3 dari segala jurusan - Diutamakan memiliki pengalaman dalam bidang perbankan atau Fresh Graduate - Bersedia mengikuti proses seleksi penerimaan karyawan lebih lanjut
Jaminan BPKB Mobil
___________________________ 145829
UKURAN MIN 12 X 15 UKURAN 12 X 20 + JUMBO CASH & KREDIT LOKASI : STRATEGIS SIAP BANGUN AREA KOTA PANGKALPINANG INFO : 081341605000, 085273699991
E-mail. audioline_pkp@yahoo.co.id
P T B A N K PA N I N T b k m e m b e r i kesempatan kepada calon karyawan yang memiliki motivasi tinggi untuk berkarir dan berkembang bersama kami dan bersedia ditempatkan di Cabang Sungailiat (diutamakan bagi calon karyawan yang berdomisili di Sungailiat), posisi sebagai : - Teller (TE) - Customer Service (CS) - Back Office (BO) - Marketing (Mkt)
Buktikan !!!
Hub: M.Jauhari (Ajau - 08127170766) Pal.8 Pagarawan
___________________________ 144849
____________________________ 147460
MODERN LAUNDRY Tempat Penerima Laundry wilayah Pangkalpinang samping BCA hub: 0717-421894 & 0812.71345468, 081373457589 RINDU GORDYN hp: 0813.77776770, Belinyu hp: 0819.95261678 & 0812.19151012. Sungailiat hp: 0852.16608485, Parit Tiga hp: 0813.67353335 & 0715.351147, Mentok hp: 0852.67267755 & 0812.71134694, Koba hp: 0852.73225555, Lubuk besar hp: 0852.68428878, Toboali hp: 0718.41065, Tempilang Mellymart hp: 0813.68439341, untuk wilayah Pangkalpinang antar/jemput + 3 jam selesai & untuk muslim 100% HALAL, bagi yang diluar Pkp bisa Hubungi no diatas. Terima Pesanan Gordyn, dll, BUKA 24 JAM ___________________________ 144830
UNDANGAN REUNI
SMPN 1 PANGKALPINANG ANGKATAN 1972 Jl. GARUDA Akan mengadakan REUNI Hari : Minggu Tanggal : 09 Mei 2010 Jam : 10.00 WIB s/d selesai Tempat : Tanjung Pesona
Mohon Teman-Teman Angkatan 1973 bisa hadir. Pendaftaran di saudara : Nursal : 0811717658 Ali Hasan : 085268179875 IMRAN ROZI Koordinator
___________________________ 147303
LOWONGAN KERJA
Dibutuhkan segera 500 Orang " MARKETING EXECUTIVE" HONDA Persyaratan : - Pendidikan SMU/Sederajat - Berpenampilan Menarik - Komunikatif - Pekerja Keras - Kreatif Fasilitas : - Insentif Tak Terbatas - Jenjang Karier Jelas - Gaji Pokok atau Bantuan Operasional - Tunjangan Kesehatan - Fasilitas lainnya Kirimkan Lamaran Anda ke :
- Wilayah Pangkalpinang, Muntok, Belinyu, Jebus ADIRA MOTOR PANGKALPINANG Jl. Raya Koba Ruko Graha Asri Blok F - G Pangkalpinang Telp. (0717) 433490 - Wilayah Sungailiat dan Sekitarnya ADIRA MOTOR SUNGAILIAT Jl. Gajah Mada Ruko Kenanga Blok C (Samping SMPN 4 Kel. Kenanga) Sungailiat HP. 0813.73247104 - Wilayah Koba, Air Gegas dan Sekitarnya ADIRA MOTOR KOBA Jl. Kenanga Atas Koba Telp. (0718) 61717 - Wilayah Toboali, Sadai dan Sekitarnya ADIRA MOTOR TOBOALI Jl. Sudirman (Samping KUD SETIA KAWAN) Toboali Bangka Selatan
___________________________ 146789
Informasi Pemasangan Iklan dan Berlangganan BANGKA POS Hubungi : Telp. 437084 (Hunting) Fax. 437082
SUAMI mana yang tak terpukul jika mengetahui istri tercinta pergi bersama pria lain. Inilah yang dirasakan oleh Yl alias Sy (35), seorang guru PNS yang berdomisili di Kompleks BTN Desa Karyamakmur Kecamatan Pemali. Hatinya gundah karena istrinya, Heni Murniawati alias Heni alias Nia (31), pergi meninggalkannya sejak Selasa (4/5) lalu. “Istri saya itu bernama Heni Murniawati alias Heni alias Nia, dia juga seorang guru (PNS--red), sama seperti saya. Dia mengajar di salah satu SMP di Sungailiat. Dia pergi tanpa meninggalkan pesan bersama pria bertato, yang sama sekali tak saya kenal,” kata Yl ketika menceritakan kisah sedihnya kepada para wartawan di Mapolres Bangka, Kamis (6/5). Selain itu, kata Yl, istrinya pergi membawa anak bungsu mereka, yang baru berusia delapan bulan bernama Anam Adibuana. Kecurigaan Yl pada pria bertato yang dimaksud berawal dari cerita anak pertamanya yang berusia 12 tahun dan anak keduanya, enam tahun. “Saya terkejut ketika mendengar anak saya bilang mereka dan ibunya pernah jalan-jalan ke Pantai Matras bersama ibunya. Anak dan istri saya itu pergi ditemani oleh pria bertato, perantau asal Jawa Lampung. Pria itu mengajak dua rekannya, yang berdomisli (mengontrak--red) di kawasan Sudimampir Sungailiat,” papar Yl. Namun Yl berusaha tenang dengan harapan agar sang istri bisa sadar. Namun entah apa penyebabnya, harapan Yl tak membuahkan hasil. Istrinya justru makin sering menemui pria itu. “Bahkan anak saya bilang pernah diajak ibuya ke sebuah tempat pencetakan batako. Istri saya mencari lowongan pekerjaan. Ini menjadi tanda tanya bagi saya, untuk siapa pekerjaan itu? Sedangkan saya dan istri saya kan samasama guru PNS,” kenang Yl seraya mengatakan gelagat buruk hubungan istrinya dengan sang pria tak dikenal sejak tahun 2008 silam.
Akhirnya waktu pun menjawab semua teka-teki itu. Dua bulan silam sang istri (Heni) menggadaikan SK PNS-nya di sebuah bank untuk pinjam uang sekitar Rp 100 juta. Uang tersebut disimpan dalam ATM sang istri, tanpa jelas kegunaannya. “Sebelum kejadian, istri saya sempat termenung seperti sedang memikirkan sesuatu. Saya tanya kepada istri saya, ada masalah apa? Tapi istri saya tak menjawab. Saat saya sedang tidak ada di rumah, istri saya pergi membawa semua uang, perhiasan dan anak bungsu kami. Saya sempat cek di sebuah travel penerbangan, rupanya istri saya sudah meninggalkan Pulau Bangka menuju Jakarta bersama pria itu. Makanya saya langsung lapor polisi (Polres Bangka),” kata Yl seraya menunjukkan surat laporan resmi Nopol: STPL/ B-366/2010/KaSPK, tertanggal 5 Mei 2010. Kini Yl hanya bisa berdoa agar Tuhan memberikan bantuan. Ia juga berharap agar masyarakat yang menemukan istri dan anaknya memberitahukan kepadanya atau melapor ke pihak kepolisian terdekat. “Tinggi istri saya sekitar 165 cm, rambut lurus agak ikal, keseharian mengenakan jilbab. Kulit sawo matang dan ada tahi lalat di alis mata sebelah kanan. Sedangkan anak bungsu saya bernama Anam Adibuana (laki-laki), kulit putih, ada lesung pipit, dan rambut belakang ada jeger. Tolonglah bantu saya temukan anak dan istri saya,” kata Yl berharap berita kehilangan ini menyebar ke mana-mana dengan harapan ada pihak yang bisa membantu menemukan istri dan anak bungsunya itu. “Saya tak tahu bagaimana bisa terjadi. Ada dugaan istri saya diguna-guna, semacam hipnotis. Sebab setelah kepergian istri saya, saya temukan sebuah buku cacatan milik istri saya yang berisi hafalan mantera seperti bahasa Jawa kuno. Saya juga sudah tanya ke paranormal, katanya istri saya itu sedang pudeng (suka) dengan pria itu,” kenang Yl. (fery laskari)
16
community news
JUMAT 7 MEI 2010
BANGKA POS
KUP Askrindo Diresmikan
Lembaga Penjamin Kredit Bank/Nonbank PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Lembaga asuransi penjamin kredit, Kantor Unit Pelayanan (KUP) PT Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo), Senin (3/5) resmi dibuka di Provinsi Bangka Belitung (Babel), yang di tandai dengan pemotongan tumpeng oleh Kepala Divisi Askred dan Surety Askrindo Nyoman Sulendra di Restauran Istana Laut, Pangkalpinang. Dalam acara Launching KUP Askrindo Babel ini dihadiri langsung oleh Walikota Pangkalpinang, Ketua dan Wakil Ketua DPRD Pangkalpinang, Kepala Cabang Askrindo
Melalui Askrindo ini diharapkan dapat memperbesar akses bagi UMKMK guna memperoleh fasilitas kredit atau pembiayaan dari lembaga pembiayaan bank dan nonbank sehingga UMKM dapat
Palembang Himawan Sutanto serta sejumlah tamu undangan lainnya di antaranya Bank Sumsel Babel dan Pegadaian. Dalam sambutannya, Nyoman Sulendra menyatakan, Askrindo didirikan pada 6 April 1971, sebagai lembaga penjamin yang dimiliki pemerintah dalam hal ini sebagai BUMN. “Askrindo mengemban misi untuk mendukung pelaksanaan kebijakan dan program pemerintah terutama dalam menciptakan UMKMK yang tangguh dengan jalan membantu bank dan nonbank dalam usaha penjamin kredit,” kata Nyoman.
Saham Dimiliki Depkeu KEPALA Divisi Askred dan Surety Askrindo Nyoman Sulendra menyatakan, kepemilikan saham Askrindo yang ada saat ini terdiri dari Departemen Keuangan RI sebesar 82,40 persen dan Bank Indonesia sebesar 17,60 persen. “Total aset secara nasional mencapai Rp 150 triliun. Di tahun 2009 itu poin gabungan 775 ribu dengan nilai polis atau penjamin mencapai Rp 18,7 triliun,” kata Nyoman Seninn kemarin. Terkait hal tersebut, di triwulan pertama tahun 2010 terdapat poin sekitar 140 ribu dengan penjamin mencapai Rp 3,6 triliun. Di Askriondo wilayah Cabang Palembang itu terdapat poin 41 ribu dengan nilai penjamin Rp 7,4 triliun. “Adanya nilai polis yang semakin tinggi tentunya ini sangat memberikan kontribusi,” jelasnya seraya menyebutkan dalam rangka mendukung pelaksanaan kebijakan dan program pemerintah untuk pengembangan UMKMK, Askrindo memiliki produk bidang usaha di antaranya Penjamin Kredit dan Surety Bond. (spa)
BANGKA POS/ASMADI
PERESMIAN KUP ASKRINDO - Kepala Divisi Askred dan Surety Askrindo Nyoman Sulendra, Senin (3/5/2010) meresmikan KUP Askrindo Pangkalpinang. Acara tersebut ditandai dengan pemotongan tumpeng yang kemudian diserahkan langsung kepada Walikota Pangkalpinang Zulkarnain Karim di Restoran Istana Laut, Pangkalpinang.
Gelar Syukuran Manajer Baru TTP
Bayu Berharap Dukungan PEMALI, BANGKA POS -Tirta Tapta Pemali (TTP), Kamis (6/5) siang, gelar acara syukuran dengan adanya Operational Manager baru Eljohn Indonesia di Air Emas Cafe, Tirta Tapta Pemali. Selain diadakannya acara syukuran juga dilakukan pemberian bingkisan kepada anakanak panti asuhan Al Kautsar Sungailiat. Acara syukuran yang dilaksanakan Kamis siang kemarin itu dihadiri juga Kadisbudpar Kabupaten Bangka Ahmad Rizal, Vice President Eljohn Rina Trisella, Camat Pemali Zak, KASI Objek Wisata Indrata Yusaka, dan tamu undangan lainnya. Manager baru Tirta Tapta Pemali A Bayu Lasky Vavuoka dalam sambutannya mengatakan, destinasi wisata ini bisa dikelola dengan baik. Dirinya berharap mendapat dukungan Pemda Bangka agar Tirta Tap-
sebagai pimpinan baru di Tirta Tapta. Hal itu seiring keinginan manajemen untuk pengembangan objek wisata ini. “Alat berat pun sudah masuk untuk perluasan taman buaya, ikan koi, water park, dan perluasan tempat rusa totol. Sehingga Tirta Tapta akan lebih layak untuk menjadi objek tujuan wisata. Namun dukungan dari Pemkab Bangka dan berbagai pihak tetap kita harapkan agar Tirta Tapta Pemali nantinya bisa menjadi tujuan utama wisata di pulau Bangka,” ujar Rina. Dalam kesempatan yang sama, Kadisbudpar Kabupaten Bangka, Ahmad Rizal dalam sambutannya mengatakan, peran pemerintah adalah dengan mendorong motivasi untuk membangun. “Karenanya, kita bangga kalau Tirta Tapta bisa menjadi lebih baik dan menjadi salah satu andalan destinasi di Bangka,” kata Rizal. (sas)
ta Pemali kedepan semakin berkembang. Pria kelahiran Sulawesi Tenggara ini mengatakan, kedepan di Tirta Tapta ini akan ada beberapa tempat yang akan dikembangkan. “Selain pengembangan beberapa tempat, kita juga akan mengadakan program edukasi untuk sekolah- sekolah, program hiburan dan pariwisata, dan juga wahana kebun binatang,” ujar Bayu. Dengan demikian, harapan Tirta Tapta kedepannya bisa berkembang dengan bagus. “Untuk itu, kita juga berharap kerjasama yang lebih baik dengan pihak Kecamatan Pemali, Pemkab Bangka, dan pihak lainnya bisa berjalan dengan baik dan berkesinambungan,” ungkapnya. Direktur Parai Beach Resort, Rina Trisella mengatakan, acara ini dimaksudkan untuk memperkenalkan Bapak Bayu
SALAH PILIH PEMBALUT DAN PANTYLINER, KANKER SERVIKS MENYERANG ANDA ! Setiap wanita memakai pembalut disaat menstruasi datang. Tetapi tahukah Anda, penggunaan pembalut dan pantyliner berbahan daur ulang dapat menyebabkan seorang wanita terkena kanker serviks (mulut rahim) dalam jangka waktu 20 - 30 tahun kemudian ? pada saat haid 13. Melancarkan sirkulasi Jadi setiap wanita harus darah di daerah organ 5. Membantu membasmi mengerti !!!
intim/reproduksi dan sekitarnya 14. Membantu mengatasi haid yang tidak teratur 15. Meringankan gejala premenopause seperti hot flashes (rasa panas di dada) 16. Meringankan stress dan emosional terutama pada saat haid atau menjelang menopause
Untuk lebih mengetahui tentang kanker serviks dan penyakit organ reproduksi wanita, hadirilah seminar kesehatan Tanggal 16 Mei 2010, Jam 13.30 Wib.Tempat di Hotel Santika, Jl.Soekarno Hatta KM.5 No.17 Pangkal Pinang. Untuk informasi & Reservasi Undangan Hub. Ibu Melly (0717- 438 184)
Dep.Kes. RI
AKL 11105906
786
jamur, bakteri dan parasit - Menurut data WHO : serta virus yang I n d o n e s i a m e r u pa k a n berbahaya bagi organ negara dengan jumlah reproduksi penderita kanker serviks 6. Menjaga kulit agar tetap nomor 1 di dunia . segar, tidak iritasi baik - Manurut data RSCM : saat pakai pantyliner setiap tahunnya terdapat (walaupun dipakai setiap 400 pasien kanker serviks hari) maupun pada saat baru. haid. - Di Indonesia terdapat 41 kasus baru dan 20 orang 7. Membantu mencegah dan menghilangkan gatalperempuan meninggal gatal, terlalu lembab dan setiap harinya karena bau yang tidak sedap kanker serviks (berita pada organ intim. Harian Media Indonesia, 8. Membantu mencegah dan Desember 2009). mengatasi infeksi saluran kemih Untuk menghindari penyakit pada organ reproduksi, wanita 9. Membantu mencegah sebaiknya menggunakan berkembangnya penyakit pembalut dan pantyliner yang pada organ reproduksi berkualitas seperti: bebas 10. Membantu revitalisasi dan Dioksin (bebas pemutih), metabolisme sel-sel di mengandung Nano Silver, organ reproduksi dan Anion, Far Infra Red dan sekitarnya Herbal 11. Membantu mencegah dan menghilangkan migrain Manfaat yang dapat pada saat haid dirasakan d e n g a n 12. Membantu mencegah menggunakan pembalut dan penyakit berbahaya pantyliner bebas dioksin : (kanker ovarium) pada wanita menopause 1. Membantu mencegah (pantyliner) kanker mulut rahim/serviks 2. Membantu mencegah kanker payudara, myoma, e n d o m e t r i o s i s , k i s ta ovarium, kanker ovarium 3. Membantu mencegah dan mengatasi keputihan 4. Membantu meringankan dan menghilangkan nyeri
De
p.K
es
.R
IA
KL
11 10
59
06
78
7
Dep.Kes. RI AKL 11105906788
nda, Wanita.... Pant as dimengerti Karena A DICARI AGEN UNTUK MEMASARKAN PRODUK KAMI DI WILAYAH ;
MUNTOK, SUNGAILIAT, PANGKAL PINANG, KOBA, TOBOALI INFO LEBIH LANJUT, HUB : 0816 10 8685 / 0818 328 111
memperkuat pemodalannya. “Dengan dibukanya KUP di Pangkalpinang ini, Askrindo yang diresmikian ini merupakan KUP yang ke-39 dan resmi untuk operasional,” ucapnya, seraya menyebutkan untuk KUP Askrindo Pangkalpinang ini dimpimpin oleh Riyanto Martono. Walikota Pangkalpinang Zulkarnain Karim menyatakan, dirinya sangat menyambut baik kehadiran Askrindo di Pangkalpinang. “Ini merupakan satu-satunya lembaga penjamin kredit bank dan nonbank. Kehadrian Askrindo ini dapat membantu para usa-
hawan yang ada di Pangkalpinang khususnya dan Babel pada umumnya,” tukasnya seraya menyebutkan, agar Kepala KUP Askrindo tidak hanya berdiam diri tetapi dapat melakukan koordinasi dengan instansi lainnya. (spa) Jasa Pelayanan Askrindo 1. Asuransi Kredit Q Surety Bond Q Customs Bond Q Asuransi Kredit Perdagangan 2. Penjamin Kredit Q Penjamin kredit bank dan nonbank Q Kontra bank garansi SUMBER: PT (PERSERO) ASKRINDO (SPA)
Industri Jamu PT. OUTRO KINASIH Solo - Indonesia PANGKALPINANG: Ap.Karunia,Jl.Masjid Jami(437859) ; Ap.Asli,Jl.Pasar (422087) ; Ap.Asyyifa, Jl.Mentok (081367208491) ; Ap.Manggala Jaya, Jl.Kolong Ijo (422772), Tk.Obat Sehat 423800, Tk.Obat Intisari 422401 ; Ap. Sehati, Jl.Kampung Tengah ; Ap.Algi Farma (436620) ; Ap. Kita, Jl.Yos Sudarso (085268308838) ; T.O SEHAT, Jl. Jend. Sudirman No.23 Pangkalpinang (423800); Apotik Setia, Jl. Masjid Jamik, Tk.Obat Akbar, Jl.Sungai Selan (081367420450)
; Tk.Obat Dewi, Jl.Mentok (421714) SUNGAILIAT: Ap.Rezya, Jl.Muhidin (95086) ; Ap.Berkah Mandiri, Jl.Kuday (085273378285), Apt. Jaya Farma 95001, ; Tk.Obat Mutiara, Jl.Muhidin (92407) ; T.O. SEDERHANA, Jl. Pasar Ikan Ap.Sehat, Jl.Muhidin (085921627873) ; Kasih Jaya Market, Jl. Muhidin
T
ribun Interaktif BANGKA POS
Hot Issue
Bangka Pos Facebookers
Kendati Kementerian Pekerjaan Umum (PU) menyatakan Gedung Nusantara I DPR tidak miring tujuh derajat, anggota dewan tetap akan membangun gedung baru. Rapat Paripurna DPR, Senin (3/5) tetap mengesahkan usul anggaran pembangunan gedung baru Rp 250 miliar. Pembiayaan itu masuk APBN Perubahan 2010. Itu baru anggaran awal dari total keseluruhan Rp 1,8 triliun. Bagaimana menurut anda? Ade Yusni Franata Daripada bangun tuh gedung, mending buat rumah susun yang layak buat rakyat menengah ke bawah. Biar mereka gak lagi tinggal di kali.
Oliver Courtney Lebih baik mengedepankan hal lain yang lebih penting, daripada trus mementingkan kondisi kenyamanan anggota dewan. Lihat sekelilingmu. Masih banyak yang membutuhkan uluran tangan kalian.
itu bukan pada gedung yang besar dan mewah serta megah, kebanggaan adalah jika DPR bisa bekerja sesuai keinginan rakyat, gedung lama jua rakyat susahnya bukan main masuk didalamnya, apalagi sudah ada yg baru, makin langka saja tuh kayaknya. DPR mesti bangga jika rakyat tidak lagi tinggal di gubuk derita, sudah jelas ego mereka lebih dikedepankan daripada suara rakyat. Rakyat hanya minta TDL listrik nggak naik, beras murah dan berkualitas, rumah layak huni, air bersih, sembako murah, minyak tanah tidak antri lagi,,, plus pendidikan dan kesehatan terjamin.
ZiGreen Peace Gedung DPR memang tidak miring, tapi anggota DPR nya yang miring 70 derajat.
Leni Maryani Masih banyak gedung sekolah bocor, rumah tidak layak huni dan kurangnya fasilitas kesehatan yang seharusnya menjadi prioritas pembangunan saat ini
DhyDhothd BoeTax’s DPR, yang menurut ku arti e Dewan Perwakilan Rakyat,tapi kenyataannya sangat jauh terbalik.
Amirudin Mauduk Kalau itu memang dirasakan harus dibangun, melihat dari fungsi dan usianya gedung saat ini, saya kira wajar-wajar saja.
Tri Listio Rini Kelewatan tuh DPR! padahal kita tahu masih banyak gedung yang bisa dimanfaatkan, kebanggaan
OPINI Oleh: Purwo Nugroho, ST IKA Teknik Elektro UNDIP
P
OLITEKNIK Manufaktur Bangka Belitung atau lebih kita kenal dengan nama Polman Timah menjadi tuan rumah penyelenggaraan Kontes Robot Indonesia (KRI) dan Kontes Robot Cerdas Indonesia (KRCI) untuk regional I Sumatera yang berlangsung 30 April sampai 1 Mei 2010 di GOR Depati Bahrein Kacang Pedang lalu. KRI regional I Sumatera ini diikuti sekitar 59 peserta dari perguruan tinggi di Sumatera, di antaranya, Polman Riau, UNSRI, Universitas Andalas, dan Universitas Sumatera Utara. KRI dan KCRI ini merupakan even tahunan berskala nasional sebagai ajang olah kreatifitas, keterampilan dan kemampuan di bidang teknologi robotika. Mulai tahun 2008 yang lalu, KRI diberlaku-
Yesi Sepriani Entah gimana pola pikir pejabat di atas sana. Mau mikir mereka sendiri tanpa melihat rakyat miskin yang terlunta lunta, buat rusun banyak-banyak.
Nie Yha Emang nggak ada pengertian sama sekali...tolong pake hati nurani dong..jangan hanya kalau lawan politik ada salah ributnya sampe di TV nggak kelar-kelar, giliran yang ada urasannya ama rakyat pura-pura tutup mata dan telinga.Hai anggota DPR bukankah gedung kalian lebih nyaman daripada gedung sekolah dan rumah-rumah rakyat jelata,bukankan kursi kalian lebih empuk, bukankah ruangan kalian lebih sejuk dengan AC ketimbang sumpeknya rumah rakyat yg katanya kalian ingin perjuangkan. Tolong buka mata hati dan pake hati nurani....pengen nangis aja kalo denger DPR kayak gini..!
Tanggapan ini sudah melalui proses editing dan tidak seluruh tanggapan bisa ditampilkan. Dimohon Facebookers menampilkan foto diri, terimakasih atas partisipasi anda.
JUMAT 7 MEI 2010
HALAMAN
17
Kedepankan Hal yang Lebih Penting Hanapi Asmad Anggaran kalau untuk kepentingan anggota DPR, cepat disahkan , tapi kalau untuk kepentingan rakyat banyak selalu ditunda-tunda .Mohon anggota Dewan yang terhormat jangan pilih kasih.
Pratama Kevin Gedung DPR yang seharga Rp. 1,8 triliun mendingan buat nolong orang-orang yang masih susah di Indonesia.
Abdur Rahman Katanya pembela rakyat, tautaunya makan duit rakyat. lah nyamen duduk di senayan, lupa kek janji. Setelah ngabisin duit dengan angket century, sekarang habisin duit untuk bangun gedung baru. emang dak tahu skala prioritas kepentingan rakyat.
Samsuri Pangkalpinang Wajar saja gedungnya miring soalnya para wakil rakyatnya banyak yang miring, memikirkan diri sendiri....
Abdy Plizz Kalau DPR yang ngajuin pasti cepat terealisasi, cuba kalau tuk kepentingan rakyat lamanya minta ampun tak diwujudkan. Bukan lagi bekerja tuk kepentingan rakyat, malah rakyat yang bekerja tuk kepentingan DPR.
Rudy Rosadi Wajarlah kalau di dalem gedung DPR kan pada miring 7 derajat sih, kalo yang masih normal yang diluar gedung ndak miring kan?.
Bang Opik Darmawan Yang merasa berkuasa kan DPR...silahkan aja bung..paling akhirnya gontok-gontokan dengan KPK lagi.
Bunga Tanjung Wasting assets.
Jimmi Sofyan Inilah buah dari demokrasi pemimpinnya/ wakil rakyatnya tidak peduli sama rakyat. Masih banyak orang miskin, gelandangan, pengemis dan pengangguran, coba uang 1,8 t untuk rakyat.
Esdras Silverius Bangun Perlu tinjau ulang nie, coz jangan sampai masalah ini menjadi alasan bagi anggota DPR RI kita dalam menurunnya kinerja mereka, perlu pegawasan juga dukungan rakyat bagi kinerja DPR RI, ya kalau memang layak renovasi, ya renovasi, tetapi kalau memang belum layak ya harus tunda dulu,banyak hal yang perlu diperhatikan. Semangat Indonesiaku.
Hartati Suharli Heran ya DPR teh pengen semuanya serba baru,hemat donk om-om yang duduk dikursi DPR,kalo dananya dialokasikan untuk keperluan rakyat banyakkan manfaat,pantes aja ya pada berburu jadi anggota dewan jangan-jangan hanya ingin fasilitasnya aja,lupa sama tugas dan kewajibannya.
Ferdiansyah Artoni Kinerja dalam bekerja tidak di ukur dari adanya fasilitas pembangunan gedung baru. Kualitas dari hasil pencapaian suatu pekerjaan dalam bekerja, itulah hal yang harus diutamakan. Jadi jangan hanya menuntut fasilitas tetapi kewajiban dari target pencapaian suatu pekerjaan tidak diperhatikan. Anda dipilih oleh rakyat bukan hanya untuk menuntut fasilitas, tetapi memikirkan bagaimana nasib suatu rakyat dapat terjamin dan hidup dengan layak.
Lie Hen Dikasih hati kok malah minta tambah jantung,apa negara masih kurang menfasilitasi anda?.
Aby Putra Asnawi Perlang
Heri Yadi
Entah dari mana warisan hidup mewah itu di dapatkan oleh anggota dewan kita? padahal kedua proklamator tercinta kita tidak mempunyai tabiat seperti itu, mereka semua tidak pernah menikmati kemewahan, padahal nyawa yang mereka korbankan, lantas apa yang telah didedikasikan oleh para anggota dewan untuk kemajuan bumi pertiwi? sampai-sampai mereka ingin mendapatkan fasilitas yang serba mewah dalam kmiskinan rakyat kecil?
Itulah sifat asli para wakil rakyat kita, kepentingan rakyat tidak pernah menjadi prioritas utama, selalu dinomor dua kan. Pengangguran semakin banyak, nasib buruh semakin terpuruk, korban Lapindo tidak di urus dengan baik. Lalu, pantaskah mereka kita sebut sebagai wakil rakyat?
Mery El Majid Dananya lebih baik dialihkan ke hal-hal yang lebih manusiawi, masih banyak hal-hal lain yang perlu dikedepankan selain membangun gedung baru yang tidak ada gunanya. Perlu introspeksi diri, apakah kinerja anda sudah sangat baik, sehingga anda mau membangun gedung baru, yang nyata-nyata gedung lama masih sangat layak huni.
Badan Anggaran DPR dan pemerintah sepakat menaikkan tarif dasar listrik sebesar 10 persen mulai Juli 2010. Kecuali untuk pelanggan 450 dan 900 watt, sedangkan pelanggan 1.300-6.600 watt menggunakan tarif progresif yang akan diatur kemudian. (Kompas, 3 Mei 2010). Setujukah anda dengan kenaikan ini?
Zahari Husin Memang sih kalo tempat tidur itu harus kokoh, biar kalo lagi gempa tetap aman... wong kantor DPR cuman dijadiin tempat tidur aja..
Kalau ku dak setuju udah listrik sering mati-mati mulu e tiba-tiba TDL mau naik lagi.
Toni El Lion Boleh aja asal pelayananya extra juga,orang Indonesia nggak masalah dengan harga, asal kualitasya, jangan baru naik satu bulan uda byar pet, apa kata dunia?.
Santo HbgBsl Tarif naik, kualitas naik.
Mitzz Gini Githu Basing jorang la, percuma kite protesprotes. Dak kek kene retak dak.
Putra Mahkota Samhin Harus disesuaikan dengan pelayanan yang diberikan, agar tidak terjadi kekecewaan di mata masyarakat, jangan tarif naik tetapi pelayanan turun.
Kalau itu memang yang terbaik untuk semua... Why not???
semakin buncit?.
Luqman Masia Syarief Tidak. Pak Dahlan Iskan selaku Dirut PLN aja tidak setuju,tidak produktif. Program beliau mengurangi bbm solar (solar paling merugikan pln) serta membuat pltu kecilkecil untuk daerah krisis listrik,tapi koq melenceng sekarang,ada apa?
Intan Fortuna
Dhyka Jadi Kaka
Yudho H Marhoed Stop bayar pajak.....selama kegunaanya bukan diprioritaskan bagi kesejahteraaan rakyat
Suhar Ajha
Reydho Zahrial
Sudino Guver Sangat tidak setuju. Katany gedung posisinya miring tetapi waktu di cek icw posisinya tidak berubah dan tidak ada kemiringan. Dana sebegitu besar kenapa tidak dialokasikan buat sarana dan prasarana sekolah-sekolah yang tidak layak. Banyak anak-anak bangsa kekurangan anggaran untuk melanjutkan ke jenjang perguruan tinggi. Apa yang dipikirkan oleh wakil-wakil kita ini?
bolehlah,karena selama ini kita sebagai rakyat kecil selalu dibodohi, yang ada aja sekarang mati lampu hampir tiap malam.
Bener gak duit a untuk kepentingan rakyat?ato hanya untuk bikin perut pejabat
Akhmad Jaya Firdaus Setuju kalau tidak ada lagi pemadaman bergilir. Jangan sampai,tarif listrik naik,eh pemadaman juga ikut menaik intensitasnya.
Hangga Wicaksana Sq Kalau ada jaminan gak mati lampu lagi
Jika PLN sudah berhasil memperbaiki kinerja hingga tidak ada lagi pemadaman bergilir, silahkan saja menaikkan TDL. Tapi jika belum, sudah selayaknya PLN berbenah diri dahulu, jangan menuntut hak jika belum melaksanakan kewajiban.
Agus Patoni Setuju dan bila perlu 50 persen karena pln miskin jadi harus kita bantu kalo gak bisa bangkrut dan bakal mati lampu selamanya kasian kan pln buat beli bahan bakar aja gak bisa mari kita bantu bersama pln agar bisa lebih bagus.
Kontes Robot untuk Kemajuan Industri kan sistem regional, yaitu regional I meliputi kawasan Sumatera, Batam dan Bangka, regional II meliputi kawasan Jakarta dan Jawa Barat, regional III meliputi kawasan Jawa Tengah, Yogyakarta, dan Kalimantan sedangkan regional IV meliputi kawasan Jawa Timur, Sulawesi, NTT dan Indonesia Timur. Pemenang dari masing-masing regional akan bertanding kembali di tingkat nasional untuk menjadi yang terbaik mewakili Indonesia di ajang kontes robot internasional. ABU Robocon atau Asia Pasifik Robot Contest 2010 merupakan ajang kontes robot internasional yang sedianya akan digelar di Negara Mesir. Kegiatan KRI maupun KCRI bertujuan untuk menumbuh kembangkan krea-
BANGKA POS/ALZA MUNZI HIPNI
SUSUN KOTAK - Tim robot Polman Timah Nyu Sun 3P berusaha mengendalikan robot saat bertanding menyusun kotak untuk membentuk piramida, Jumat (30/4/2010) di GOR Depati Bahrin, Pangkalpinang.
tivitas dan inovasi mahasiswa dalam hal pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, dimana hal-hal yang bersifat otomatisasi sangat dibutuhkan dalam memudahkan pekerjaan. Otomatisasi sangat berguna dalam dunia industri karena suatu pekerjaan akan menentukan hasil produksi yang didapat. Otomatisasi industri yang menggunakan teknologi robot ini merupakan perjalanan menuju proses industrialisasi. Teknologi Robotika Robot merupakan salah satu kemajuan di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. Robot merupakan perpanjangan tangan manusia yang dibuat untuk membantu meringankan tugas manusia dalam berbagai bidang kehidupan terutama dalam bidang industri. Penemuan teknologi robotika memang luar biasa. Teknologi robotika berhubungan dengan cara mendesain, membuat, dan mengoperasikan robot. Teknologi ini merupakan pengembangan lebih lanjut dari sistem kecerdasan tiruan yang ditanamkan ke komputer. Ruang lingkup teknologi robotika mencakup artificial intelegen (kecerdasan buatan), ilmu komputer, engineering mekanik, psikologi, anatomi, dan bidang ilmu lainnya. Komponen dasar sebuah robot terdiri atas pertama, manipulator yaitu system mekanik, penyangga gerakan/appendage dan landasan robot/base. Kedua, controller adalah jantung dari robot untuk mengontrol (MP, RAM, ROM, Sensor). Ketiga, Power
Supply merupakan sumber tenaga yang dibutuhkan oleh robot, dapat berupa energi listrik, energi tekanan cairan (hidrolik), atau energi tekanan udara (Pneumatik). Keempat, End Effector berfungsi sebagai bagian terakhir yang menghubungkan antara manipulator dengan objek yang akan dijadikan kerja dari robot, misalnya menjepit, memegang atau memindahkan. Sesuai dengan penjelasan robot di atas, maka terdapat banyak kegunaan dari robot. Secara umum robot memiliki kegunaan untuk menggantikan kerja manusia yang membutuhkan ketelitian yang tinggi atau mempunyai risiko yang sangat besar atau bahkan mengancam keselamatan manusia. Sebagai contoh, seseorang yang bekerja di bagian welding di sebuah industri assembling kendaraan, akan mempunyai risiko kecelakaan kerja yang cukup tinggi. Maka untuk mengurangi risiko kerja tersebut perlu digunakan robot yang menggantikan kerja manusia di bidang tersebut, sehingga risiko kecelakaan kerja dapat dikurangi bahkan dihilangkan. Robot dapat diklasifikasikan menjadi beberapa jenis antara lain: robot industri, robot antariksa, robot transportasi, robot perang, robot kendali jarak jauh, robot kedokteran, robot riset, dan robot bermain. Bidang industri manufaktur saat ini telah menggunakan bantuan robot industri sebagai tenaga kerja utamanya. Sedangkan manusia bertugas mengawasi, mengontrol dan sedikit membantu pekerjaan
robot. Semakin canggih dan berbahaya pekerjaan di sebuah industri, pemanfaatan alat bantu robot makin tidak dapat dihindarkan. Para ilmuwan bidang teknologi robotik menyebutkan, bahwa berbagai robot cerdas diciptakan untuk membuat pekerjaan tertentu menjadi lebih manusiawi. Robotika Menuju Industrialisasi Dunia industri yang mengandalkan tenaga massal memperhatikan perkembangan teknologi robotika ini. Pada awalnya, industri tertarik pada ongkos tenaga kerja yang murah. Tenaga kerja menjadi andalan bagi kelangsungan proses produksinya, selain tenaga kerja manusia tersedia dalam jumlah banyak juga industri tidak perlu membeli mesin-mesin yang harganya sangat mahal. Namun, kenyataan di lapangan menunjukan bahwa penggunaan tenaga kerja massal memiliki beberapa kelemahan, antara lain: memiliki keterbatasan yang manusiawi, seperti, lelah, jenuh, kesehatan, emosi yang labil, dan sebagainya. Penggunaan tenaga kerja manusia juga memiliki risiko pemogokan massal, demonstrasi, dan menuntut upah besar. Kelemahan tersebut akan berdampak pada kualitas dan kuantitas produk terganggu. Belajar dari kelemahankelemahan di atas maka manusia terpacu untuk membuat mesin yang dapat menggantikan fungsi tenaga kerja manusia, seperti mengangkat, menggeser, mengelas dan lain-lain. Peralatan tersebut berkembang secara pesat, baik secara
mekanik, elektrik, pneumatik hingga berkembang menjadi robot-robot industri. Kedengarannya memang ironis. Di satu sisi penggunaan robot industri akan mendesak lapangan kerja bagi manusia. Di sisi lainnya, ternyata pemanfaatan robot industri memang membuat pekerjaan menjadi lebih manusiawi. Tidak perlu dikhawatirkan bahwa dengan teknologi robotika, peran manusia akan tersisihkan. Dengan kreativitasnya, manusia akan menemukan lapangan kerja baru untuk mengganti lapangan kerja yang diambil oleh robot. Dalam proses industri manusia dan robot dapat melakukan kerjasama yang baik. Hubert Grosser, kepala bagian Humas Institut Fraunhofer mengatakan bahwa bentuk kerjasamanya adalah robot dapat mengenali jika ada manusia di dekatnya, di mana posisi manusia itu? seberapa cepat manusia mendekat ke wilayah kerja? robot mengetahui bagaimana harus bereaksi. Apakah memperlambat gerakannya atau sama sekali berhenti? Jika manusia sudah meninggalkan wilayah kerjanya, robot secara otomatis melakukan kembali pekerjaannya atau menggantikan pekerjaan manusia. Tentunya hal ini memerlukan pengkajian yang lebih mendalam seiring dengan kemampuan dan kecerdasan robot industri tersebut. Dengan adanya robot di dalam industri dan kehidupan bukan berarti menggantikan kita atau dalam arti lain mempersulit lapangan pekerjaan buat kita.
Namun, hal tersebut membuat kita menjadi lebih termotivasi dalam pendidikan dan ilmu pengetahuan untuk mengatur mereka (robot). Baru Sebatas Unjuk Gigi Sebagai koreksi, ternyata KRI dan KCRI belum mampu memajukan dunia robot Indonesia. Perkembangan teknologi robot seharusnya dapat dirasakan oleh masyarakat secara langsung. Kontes ataupun robot yang dikembangkan di Indonesia masih bersifat unjuk penilaian dan unjuk gigi semata. Setelah kontes selesai, tidak ada kelanjutan modifikasi dan aplikasi yang dapat digunakan dalam kehidupan sehari-hari masyarakat. Hal ini diperparah dengan lemahnya daya dukung pemerintah dalam mengembangkan teknologi robotika baik untuk dunia industri, militer maupun bidang yang lainnya. Otomatisasi dengan menggunakan teknologi robotika sangat mendukung proses industrialisasi dalam negeri yang mandiri dan bersaing. Tujuan industrialisasi adalah menyerap setiap kemajuan teknologi dan meningkatkan hasil produksi. Perpaduan peran kreatif manusia (tenaga kerja) dan kemampuan robot akan mampu mengangkat jumlah produksi dan tranformasi pesat teknologi. Disinilah negara muncul sebagai eksekutor lapangan yang mampu mendukung terciptanya aplikasi robot dalam bidang industri, militer, kesehatan dan bidang lainnya. Akhirnya robot aplikatif ini dapat dijadikan ikon kemajuan peradaban manusia di bidang sains dan teknologi.
18
soccer hot news
JUMA T JUMAT 7 MEI 2010
Marseille Cetak Double Winner
JUARA - Olympique Marseille merayakan keberhasilan menjadi juara Ligue 1 Prancis setelah mengalahkan Rennes 3-1 di Stadion Velodrome, Marseille, Prancis, Kamis (6/5). Tampak suporter Marseille menyalakan kembang api (1). Kegembiraan Presiden Klub JeanClaude Dassier (kiri) dan Pelatih Didier Deschamps (2). Selebrasi Mathieu Valbuena (atas) dan Stephane Mbia (3), serta Gabriel Heinze (kiri), Lucho Gonzalez (tengah), dan kiper Steve Mandanda (4).
■ Kawinkan Gelar Ligue 1 dan Piala Liga Prancis
1
4
Data Fakta PREMIER LEAGUE Hasil Kamis (6/5)
Manchester City 0-1 Tottenham Hotspur (82' Peter Crouch) Klasemen Sementara 3 7 2 6 5 6 95-32
83
2 Man United
3 7 2 6 4 7 82-28 8 2
3 Arsenal
3 7 2 2 6 9 79-21 7 2
4 Tottenham
3 7 2 1 7 9 65-37 7 0
5 Man City
3 7 1 8 1 2 7 72-44 6 6
6 Aston Villa
3 7 17 1 3 7 52-38 6 4
7 Liverpool
3 7 1 8 8 1 1 61-35 6 2
8 Everton
3 7 1 5 1 3 9 59-49 5 8
9 Birmingham
3 7 1 3 1 1 1 3 37-45 5 0
10 Stoke City
3 7 1 1 1 4 1 2 34-44 47
11 Blackburn
3 7 1 2 1 1 1 4 40-55 47
12 Fulham
3 7 1 2 1 0 1 5 39-42 4 6
13 Sunderland
3 7 1 1 1 1 1 5 47-54 4 4
14 Bolton
37 9
9 1 9 40-66 3 6
15 Wolves
37 8
1 1 1 8 30-55 3 5
16 Wigan
37 9
9 1 9 37-71 3 6
17 West Ham
37 8
1 0 1 9 46-65 3 4
18 Hull City
37 6
1 1 2 0 34-75 2 9
19 Burnley
37 7
6 2 4 38-80 2 7
20 Portsmouth
37 7
7 2 3 34-65 1 9
■ Posisi 1-4: Liga Champions; 5-7: Liga Europa; 18-20: degradasi Top Scorer 26 gol: Wayne Rooney (Man United), Didier Drogba (Chelsea) 24 gol: Darren Bent (Sunderland) LA LIGA SPANYOL Hasil Kamis (6/5) Athletic Bilbao 1-1 Malaga (4' Gaizka Toquero; 18' Duda) Atlético Madrid 3-1 Valladolid (43' Juanito, 67' Jose Jurado, 73' Diego Forlan; 78' Jonathan Sesma) Osasuna 3-1 Deportivo La Coruna (11' Javier Camunas, 24' Walter Pandiani, 32' Francisco Juanfran; 15' Riki) Racing Santander 1-5 Sevilla FC (61' Mohamed Tchite; 2', 89' Alvaro Negredo, 21'-pen Frederic Kanoute, 46' Jesus Navas, 48' Diego Capel) Real Zaragoza 1-0 Espanyol (78'-pen Adrian Colunga) Mallorca 1-4 Real Madrid (16' Aritz Aduriz; 26', 56', 72' Cristiano Ronaldo, 81' Gonzalo Higuaín) Sementara Klasemen 3 6 2 9 6 1 91-22
93
2 Real Madrid
3 6 3 0 2 4 96-33 9 2
3 Valencia
3 6 2 0 8 8 58-38 6 8
4 Sevilla FC
3 6 1 8 6 1 2 60-44 6 0
5 Mallorca
3 6 17 8 1 1 57-43 5 9
6 Getafe
3 6 1 5 7 1 4 53-47 5 2
7 Villarreal
3 6 1 5 7 1 4 53-54 5 2
8 Bilbao
3 6 1 4 9 1 3 47-48 51
9 Atletico
3 6 1 3 7 1 6 56-57 4 6
10 Deportivo
3 6 1 2 8 1 6 34-47 4 4
11 Osasuna
3 6 1 1 9 1 6 35-43 4 2
12 Espanyol
3 6 1 0 1 1 1 5 27-43 41
13 Almeria
3 6 1 0 1 1 1 5 39-50 41
14 Zaragoza
3 6 1 0 1 0 1 6 41-48 4 0
15 Gijon
36 9
1 2 1 5 35-48 3 9
16 Malaga
36 7
1 5 1 4 40-45 3 6
17 Santander
36 8
1 2 1 6 39-57 3 6
18 Tenerife
36 9
8 1 9 38-71 3 5
19 Valladolid
36 6
1 5 1 5 35-57 3 3
20 Xerez
36 7
9 2 0 34-63 3 0
Crouch Hancurkan Ambisi City AMBISI besar yang didengungkan Manchester City untuk bisa menjadi salah satu kekuatan baru tim Inggris gagal. Klub yang jor-joran melakukan belanja pemain ini mengakhiri kompetisi Premier League 2009/2010 dengan tangan hampa. Boro-boro juara, hasrat untuk bisa menjadi salah satu kontestan kompetisi elite di Benua Eropa, Liga Champions, pun tak terwujud. Tottenhan Hotspur menjadi penghancur mimpi besar The Citizens setelah menang 1-0 di City of Manchester Stadium, Kamis (6/5) dinihari. Peter Crouch menjadi penentu kemenangan Spurs dalam laga hidup mati ke Liga Champions tersebut. Bomber jangkung tim nasional Inggris itu mencetak gol delapan menit sebelum pertandingan bubar. “Saya kecewa kami kalah. Tapi saya bukan pesulap dan tidak punya tongkat sihir. Saya baru bekerja selama lima bulan. Anda tidak memulai dari atap tapi dari fondasi. Kami telah bekerja dengan baik, hanya kami nyaris mencapai atap,” kata Manajer City Roberto Mancini dilansir Mirror. Dengan kemenangan ini, Tottenham memastikan finis di posisi keempat dan lolos ke Liga Champions. Spurs memiliki 70 angka dari 37 pertandingan, empat poin lebih baik dari City. Dengan satu laga tersisa, perolehan poin Luka Modric dkk tidak lagi terkejar oleh tim di bawahnya. Tottenham juga masih memiliki kesempatan lolos otomatis ke fase grup Liga Champions jika berhasil mengungguli perolehan angka Arsenal di pekan terakhir. Arsenal mengumpulkan 72 angka. Di laga terakhir, Spurs bertemu Burnley dan Arsenal menjamu Fulham. Manajer Spurs, Harry Redknapp, menilai The Lily White memang pantas berada di posisi empat besar. “Ini sungguh fantastis. Kami memang pantas mendapatkan tiket ini. Kami menjalani musim yang luar biasa dan kami memainkan sepakbola yang hebat sepanjang musim ini,” ungkap Redknapp. Tampil di hadapan publiknya, City bermain berani dan terbuka sejak babak pertama. Striker Carlos Tevez nyaris mencetak gol di menit-menit awal seandainya Benoit Assou-Ekotto tidak melakukan bloking dengan sempurna. Sepuluh menit berselang, Ledley King mencetak gol dengan sundulannya, namun dianulir karena sebelumnya terjadi pelanggaran. Crouch akhirnya membobol gawang Mikel Fulop di menit ke-82. Sontekan Crouch terhadap bola yang bergulir liar di depan gawang City mengubah skor menjadi 1-0. Tak ayal gol itu langsung disambut ribuan fans Tottenham dan memaksa fans tuan rumah terdiam. “Ini merupakan malam yang hebat, kami bermain sangat gemilang dan saya yakin kami bisa mencetak gol dalam pertandingan ini,” tambah Redknapp (Persda Network/cen) kepada Sky Sports 2.(Persda
Scorer
31 gol: Lionel Messi (Barcelona) 26 gol: Gonzalo Higuain (Real Madrid) 25 gol: Cristiano Ronaldo (Real Madrid) 21 gol: David Villa (Valencia)
sepanjang sejarah. Terakhir kali mereka menjadi kampium Prancis pada musim 1991/92. Dengan kata lain, Marseille sudah menunggu selama 18 tahun. Kesuksesan itu menjadikan Marseille penguasa Perancis tahun ini. Mereka berhasil mengawinkan gelar Ligue 1 dengan gelar Piala Liga Prancis alias double winner. “Kami tentu sangat senang dengan kesuksesan ini karena kerja keras selama sembilan bulan telah membuahkan hasil. Apalagi kami telah melalui banyak kondisi sulit,” kata Deschamps dilansir Goal.com. Deschamps menyebut kesuksesan besar timnya itu dilalui dengan cara yang tidak mudah. Terutama di laga terakhir yang menjadi penentu timnya juara.
REAL MALLORCA 1
VS
“Malam ini pun kami tidak melalui pertandingan dengan cukup mudah. Tapi, kerja keras seluruh pemain telah memberikan hasil yang sangat nyata. Saya pun merasa sangat senang karena kami berhasil meraih dua gelar sekaligus,” katanya.(Persda Network/cen) DAFT AR JU ARA LIGUE 1 PRANCIS DAFTAR JUARA 2009/10
Olympique de Marseille
2008/09
Girondins de Bordeaux
2007/08
Olympique Lyon
2006/07
Olympique Lyon
2005/06
Olympique Lyon
2004/05
Olympique Lyon
2003/04
Olympique Lyon
2002/03
Olympique Lyon
2001/02
Olympique Lyon
2000/01
FC Nantes
4 REAL MADRID
Gracias Ronaldo REAL Madrid terus memburu Barcelona di puncak klasemen sementara Liga Primera Spanyol. Los Merengues kembali menipiskan perolehan poinnya dengan El Barca menjadi satu poin setelah sehari sebelumnya sempat tertinggal tiga poin. Pasukan Los Galacticos berhasil membawa pulang tiga poin dari Estadi Son Moix, Kamis (6/5), setelah membungkam sang empu stadion, Real Mallorca, dengan skor telak 4-1. Kubu Madrid kembali harus menyampaikan gracias (terima kasih) kepada pemain termahalnya, Cristiano Ronaldo. Setelah pekan lalu mencetak dua gol saat mengalahkan Osasuna 3-2, CR9 lagi-lagi menjadi sosok pahlawan dengan memborong tiga gol alias hattrick ke gawang Mallorca. Tak berlebihan bila disebut ini menjadi kemenangan individu Ronaldo. Betapa tidak, ia mencetak tiga gol lewat aksi-aksi indvidu yang memukau termasuk melewati gerombolan tiga pemain Mallorca dan mengecoh kiper Dudu Aouate saat melesakkan gol ketiga. Hasil ini semakin menegaskan, Ronaldo dkk akan terus mengejar Barcelona dalam perburuan gelar juara. “Seperti saya katakan pekan lalu, kami akan berjuang untuk menang (gelar). Saya sangat tajam, terutama pada tahun pertamaku di Real Madrid,” kata Ronaldo dikutip TSN. Dengan dua laga tersisa, Madrid dan Barca masih akan berebut enam poin tersisa
AP PHOTO/MANU FERNANDEZ
HATTRICK RONALDO - Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kanan), mencetak gol ketiganya ke gawang Real Mallorca di Stadion Ono, Palma de Mallorca, Spanyol, Kamis (6/5). Ronaldo mencetak hattrick.
Seperti saya katakan pekan lalu, kami akan berjuang untuk menang (gelar). Saya sangat tajam. terutama di tahun pertama bersama Real Madrid. CRISTIANO RONALDO Striker Real Madrid untuk memastikan siapa diantara keduanya yang akan menjadi kampiun. Keduanya tetap berselisih satu angka. Barca 93, Madrid 92. “Kami yakin akan memenangkan dua pertandingan terakhir. Ini adalah liga yang spesial karena kami merasa sekaranglah
giliran kami untuk memenangkannya,” kata gelandang Madrid, Esteban Granero, dilansir website resmi Madrid. Dengan ambisi mengejar Barca, Madrid tampil agresif di kandang Mallorca yang terkenal angker. Tuan rumah yang membidik tiket ke Liga Champions meladeni dengan permainan ngotot. Akhirnya, Mallorca mampu membuat kejutan dengan unggul 1-0 atas Madrid lewat gol tandukan Aduriz menit 15. Tertinggal satu gol tidak membuat pasukan Manuel Pellegrini terpuruk. Ronaldo langsung membalas dengan dua gol memanfaatkan umpan jauh bek tengah Sergio Ramos. Permainan gemilang Ronaldo tidak berhenti
sampai di situ. Tarian mantan bintang Manchester United itu melewati pemain bertahan Mallorca, sebelum membobol gawang Aouate untuk ketiga kalinya. Akhirnya, El Real memastikan kemenangan menjadi 4-1, kali ini melalui Gonzalo Higuain pada menit 82. Kekalahan ini membuat Mallorca tergusur dari zona Liga Champions. Mereka kini berada di urutan lima klasemen dengan 59 poin berselisih satu poin dengan Sevilla.(Persda Network/cen)
Berharap Bantuan Sevilla
■ Posisi 1-4: Liga Champions; 5-6: Liga Europa; 18-20: degradasi Top
OLYMPIQUE Marseille keluar sebagai jawara Ligue 1 Prancis musim ini. Tim asuhan Didier Deschamps ini berhak merengkuh gelar Liga Prancis usai meraih kemenangan 3-1 atas Stade Rennais di Stade Velodrome, Kamis (6/5) dinihari. Tiga gol yang diciptakan Gabriel Heinze, Mamadou Niang, dan Lucho Gonzalez membuat Marseille berhasil melebarkan jarak dengan para pesaing terdekat menjadi delapan poin. Capaian 75 poin saat ini sudah tidak bisa lagi dikejar oleh Lille dan AJ Auxerre yang berada di posisi kedua dengan raihan 67 poin, sementara kompetisi menyisakan dua laga lagi. Gelar ini merupakan yang kedelapan untuk Marseille
Man City 0 vs 1 Tottenham
INGGRIS
Fulham 0-1 Stoke City (83' Matthew Etherington)
1 Barcelona
2
3
AP PHOTO/CLAUDE PARIS/LIONEL CIRONNEAU
1 Chelsea
BANGKA POS
AP PHOTO/TIM HALES
KONTROL BOLA - Striker Tottenham Hotspur, Peter Crouch (kanan), mengontrol bola dibayangi bek Manchester City, Pablo Zabaleta, di Stadion City of Manchester, Manchester, Kamis (6/5).
Soccer Short
KEMENANGAN atas Real Barca yang artinya akan PERBURUAN JUARA Mallorca membuat Real memotong perolehan poinnya. Barcelona Madrid keluar dari ancaman Sementara Madrid bisa naik Poin: 93 lawan berat di tiga laga ke puncak klasemen 09/05 v s Sevilla (T) tersisa. Los Galacticos kini sekaligus keluar sebagai juara fokus di dua laga sisa dengan mengalahkan Bilbao 16/05 v s Valladolid (K) melawan dua lawan ringan, dan Malaga. Real Madrid Athletic Bilbao dan Malaga. “Kami semua percaya Poin: 92 Sementara Barcelona pertandingan tandang ke v s 09/05 Athletic Bilbao (K) masih akan meladeni satu Sevilla bisa membuat 16/05 v s Malaga (T) lawan berat Sevilla yang Barcelona terpeleset. masih ngotot lolos ke Liga Sekarang kami tinggal Champions. Di laga terakhir, Barca meladeni berdoa Sevilla memberi bantuan. Barcelona Real Valladolid. akan datang ke Pizjuan dengan kepercayaan Setelah menimbang kekuatan dua lawan yang diri tinggi, tapi mereka tidak boleh gagal dan akan dihadapi, pasukan Madrid berharap taruhannya juga besar bagi Sevilla,” kata bek (Persda Network/cen) banyak kepada Sevilla untuk mengalahkan Madrid Alvaro Arbeloa.(Persda
Pemain Bintang : Cristiano Ronaldo
RAMOS - Tak ada di dalam benak Sergio Ramos untuk meninggalkan Real Madrid. Baginya, keinginan dari pihak AC Milan yang ingin membawanya hengkang dari Madrid bukanlah sebuah pilihan yang tepat karena ia masih merasa bahagia bersama Los Blancos.
BALLACK - Pemain tengah Chelsea asal Jerman, Michael Ballack hampir dipastikan menjadi orang pertama yang angkat kaki dari Stamford Bridge, markas Chelsea. Kontrak pemain kelahiran 1976 ini berakhir bulan depan, dan dikabarkan segera menuju Jerman bergabung dengan Schalke 04. TEVEZ - Manajer Manchester City Roberto Mancini berusaha meyakinkan pendukung The Citizens bahwa striker Carlos Tevez akan tetap bertahan di klub pada musim depan. Kegagalan City bermain di Liga Champions tidak akan membuat pemain asal Argentina itu hengkang.
AP PHOTO/ANDREY LUKATSKY
JUARA UKRAINA - Pelatih Shakhtar Donetsk, Mircha Luchesku (atas), dan pemainnya melakukan selebrasi setelah memastikan menjuarai Liga Ukraina usai mengalahkan Dynamo Kiev 1-0 di Stadion Donbass-Arena, Donetsck, Ukraina, Kamis (6/5).
PARK - Bayern Muenchen membidik winger Manchester United, Parj Ji-Sung. Raksasa Bundesliga tersebut sudah menyiapkan dana sebesar 7 juta poundsterling sebagai tawaran awal. Muenchen juga akan mendatangkan kiper asal Denmark, Kasper Schmeichel. MOURINHO - Pelatih Inter Milan, Jose Mourinho, memutuskan tetap bertahan setelah sukses membawa timnya juara Coppa Italia. Sebelumnya Mourinho disebut-sebut akan menangani Real Madrid. Mourinho juga menyatakan suatu saat akan kembali ke Liga Inggris.
Hattrick Pertama Manusia Rp 1,3 M CRISTIANO Ronaldo kembali tampil gemilang saat Real Madrid membungkan Real Mallorca 4-1. CR9 mencetak hattrick pertamanya di pentas La Liga sejak menjadi anggota Los Galacticos di musim ini dengan banderol Rp 1,3 miliar. “Saya sangat gembira dengan hattrick ini. Saya mendedikasikan ini kepada rekan-rekan satu tim yang membantu beradaptasi di awal musim bersama Real Madrid. Tapi yang terpenting adalah saya bisa membantu tim tetap di
jalur juara,” kata Ronaldo dilansir realmadridcf.com. Tiga gol tersebut membuat Ronaldo telah membuat tujuh gol dalam lima pertandingan terakhir. Jika ditotal seluruh musim ini, maka mantan bintang Manchester United itu sudah mengoleksi 25 gol La Liga Primera, tertinggal enam dari Lionel Messi yang kini berdiri di puncak daftar top scorer.
Namun dari semua torehan hebat tersebut, yang paling penting buat Madrid tentu terjaganya asa mereka untuk merebut gelar juara La Liga dalam persaingan dengan Barcelona. Sebelumnya, CR9 juga menjadi penyelamat Madrid atas Osasuna dengan mencetak dua gol penentu kemenangan dengan skor 3-2. “Dia luar biasa. Dia telah memain-
kan pertandingan terpenting musim ini, dia menyelamatkan kami,” puji Direktur Madrid, Jorge Valdano, seperti dikutip dari Reuters. (Persda Network/cen) DA DATTA DIRI Nama Lengkap: Cristiano Ronaldo Dos Santos Aveiro Nama Panggilan: CR9 Lahir: Madeira, 5 Maret 1985 Tinggi/berat: 185 cm/83 kg Klub: Real Madrid Posisi: Gelandang/Striker Nomor: 9 Kebangsaan: Portugal
tribun hobby
BANGKA POS
JUMAT 7 MEI 2010
19 FOTO - FOTO : HENDRA
KECINTAAN Leano Alam terhadap mobil Volks Wagen (VW) sejak kecil. Cinta itu tumbuh lantaran sang ayah memilki mobil buatan Jerman itu. Jalan-jalan keliling Kota Pangkalpinang dengan VW sewaktu kecil membekas dalam kenangan Leano yang biasa disapa Alam. Sang Ayah kerap membawa Alam kecil keliling kota. Menginjak usia remaja, Leano mulai menjajaki dirinya sebagai montir
“Mo gimana lagi...sekali hoby ya tetap hoby, VW nggak ada matinya,” Leano Alam Ketua Klub VW Babel amatiran. Maklum, bengkel mobil sangat sulit di Pangkalpinang. “Kalau mobil rusak, ya perbaiki sendiri. Karena memperbaikinya nggak sulit-sulit amat,” kata Alam demikian ia akrab dipanggil. Saking cintanya ia dengan mobil VW, akhirnya 2007 ia bersama rekan-rekannya membentuk komunitas yang namanya KVW Babel. “Awalnya anggota sedikit. Hanya kawan-kawan saja, tapi lam-
bat laun mulai banyak yang bergabung,” ujar Alam yang sehari-hari bekerja sebagai kontraktor tersebut. Ia pun kemudian dipilih, untuk memimpin komunitas VW tersebut. Total koleksi mobil VW yang dimilikinya ada 3 dengan jenis berbeda, yaitu Combi, Buggy dan Safari. Modif Sendiri Kalau sudah berbicara VW, Alam sangat bersemangat. Apalagi modifikasi. Bekal pendidikan tentang dunia otomotif tidak didapatnya didunia pendidikan. Seluk beluk mesin VW, selain dari orang tua, ia belajar sendiri.”Kalau mesin VW ini sangat mudah. Tidak serumit mobil biasanya. Karena mesinnya nggak jauh beda,” ungkap Alam. Gonta-ganti modelpun atau modifikasi seringkali dia lakukan. Berbekal pengalaman bongkar pasang mobil VW dan menggambar. Tidak hanya berpatokan satu bengkel. Setiap bengkel ia datangi hanya sekedar untuk merubah aksesoris dan model yang diinginkannya. “Kalau mobil kayak gini bikin konsep sendiri saja. Cuma untuk buat bentuk atau rangkanya minta bantu sama bengkel temen. Kita tinggal menunjukkan malnya (ukuran sesuai gambar), ”pungkas Alam yang hobi touring ini sembari menunjukkan VW Buggy hasil modifikasinya yang kerap dibawa Alam mengikuti Jambore Nasional VW di berbagai daerah. Menurutnya, memodifikasi mobil VW memiliki kepuasan sendiri. Berapa kocek yang harus dirogohnya sudah ng-
gak kehitung. Yang penting hobi tersalurkan, rasanya sudah sangat puas. “Namanya juga hobi. Soal biaya nggak pakai hitungan pasti,”katanya. Bahkan, menurutnya, kalau hobi tanggung-tanggung rasa puasnya juga setengah. Kalau cinta setengah hati itu rasanya kurang pas. Ada saja yang salah atau kurang. “Mau gimana juga, VW nggak ada matinya. Sekali hobi ya tetap hobi,”ujarnya. Unik dan Simpel Bagi yang awam tentang mobil Volks Wagen, rasanya aneh. Belum lagi letak mesin mobil yang satu ini khususnya VW Combi atau sering disebut kodok berada dibelakang. Sedangkan bagasi berada didepan. Selain unik, perawatan mesin lebih gampang. Tidak seperti mobil pada umumnya. “Mesin VW ini sangat simpel dan bandel. Kalau mobil biasa itu perawatannya susah,”ujar Alam. Tapi dikatakanya, kalaupun mobil VW itu ngadat wajar saja. Maklum, mobil sudah uzur. Walaupun VW semakin uzur, tidak berarti menyurutkan hobinya pada mobil yang sudah merakyat. Bahkan, dulu mobil VW khususnya jenis safari dikenal dengan sebutan mobil mantri atau mobil pak camat. “Masyarakat lebih kenal mobil mantri bukan safari. Mungkin yang bawanya pak mantri. Padahal kan banyak juga orang biasa yang bawa,”kelakar Alam sebelum mengikuti acara keliling kota Pangkalpinang yang dimulai dari Polresta Pangkalpinang. (J1/ana)
FOTO - FOTO : HENDRA
Menjelajah Pulau Jawa VOLKS Wagen itu memiliki karakter yang kuat. Demikian menurut Rizal Sikumbang satu dari sekian banyak pencinta mobil buatan Jerman beberapa tahun lalu. Ngiler memiliki VW waktu Rizal masih duduk di bangku kuliah. Saking ngilernya terbawa dalam mimpi. Impian itu pun terwujud dengan VW Tipe Safari tahun 1974. Mobil yang dibelinya beberapa tahun lalu teronggok di samping rumah. Perlahan Rizal mulai merombak mobil maestro itu. Berbagai bengkel di Pangkalpinang menjadi langganannya. VW Safari dirasanya kurang lengkap tanpa aksesoris tambahan. “VW sebenarnya sudah memiliki karakter mobil yang kuat. Tapi entah mengapa kayak ada yang kurang, jadi saya mencoba untuk otakatik modifikasi,”pungkas Rizal salah satu punggawa VW di KVW Babel ini bersama denga Leano Alam. Berbagai sudut dan bagian dirubahnya. Tentunya karakter sang mobil mantri tetap dipertahankan. Berbagai referensipun dicarinya hanya untuk membangun sebuah VW Safari yang nyaman dibawa dan gaul. Perubahan mulai dari tampilan warna. Asli VW yang dimilikinya itu hijau
diubah menjadi hitam mengkilap. “Saya ganti jadi hitam, biar kelihatan lebih sangar,”cerita Rizal. Usai warna, ia pun mengubah tampilan dasboard. Karena yang asli mulai keropos dimakan usia, dicaploknya dasboard
kanan,”ujarnya terkekeh. Lalu, untuk sektor kaki yang menapaki aspal. Ban yang tadinya 14 inchi diganti ukuran lebih besar, ukuran 17 inchi. Penampakan VW lebih tinggi tanpa menghilangkan karakter VW Safari. Upaya Rizal tidkaberhenti.
HENDRA
VW UZUR TAPI GAUL - Rizal Sikumbang (kiri) dengan mobil Volkswagen (VW) Safari tahun 1997, telah dimodifikasi. Walaupun sudah dimodifikasi ia tetap mempertahankan karakter sang VW kesayanganya. Mobil kesayangannya tersebut sudah keliling Jawa saat Jambore Nasional VW tahun 2007 lalu. milik daihatsu zebra. VW Safari yang tadinya empat pintu menjadi dua pintu saja. Tampilan VM keropos tadi makin nyentrik dan unik. “Untuk pintu saya rubah. Yang dua pintu kiri dan kanan bagian belakang saya tutup. Cukup dua dibagian depan kiri dan
Bagian interior dalam pun dipermak. Tujuang saat berada di dalam lebih nyaman, rilek, dan sporty. Hal tersebut agar penumpang yang mau duduk dibagian belakang bisa masuk. “Jok bisa digeser. Kayak mobil biasanya, supaya
penumpang bisa masuk kebagian belakang. Ntar dibilangnya kita pelit nggak boleh orang menumpang,”kata Rizal. Agar tidak bosan. Mobil yang tadinya tanpa hiburan ditempatkan perangkat audio. Suaranya cukup menggetarkan.”Tidak kalah sama suara mobil baru sekarang ini,”ungkapnya. Sedangkan untuk mesin dibiarkannya tetap standar seperti aslinya. Hanya saja, mesin yang memang aslinya dibelakang itu dibuatnya mudah terlihat. Walhasil empat bulan waktu dibutuhkan Rizal untuk membangun mobil VW Safari tahun 1974 itu. Sedangkan biaya yang dikeluarkan mengubah tampilan mobil kesayangannya itu sekitar Rp35 juta lebih. Mobil yang selesai dibangunya atas kreasi sendiri dari berbagai sumber itu pun melaju tanpa hambatan di jalan raya. Berbagai daerah di Jawa pun ia jambangi. Mulai Bandung, Wonosobo, Yogjakarta, Jakarta dalam Jambore Nasional VW tahun 2007. “Selama jamnas kemarin nggak ada masalah. Nggak ada ngadatnya,”kisah Rizal Sikumbang. Maklum mobil VW Safari seringkali disebut mobil mantri atau mobil camat. Bisa ngobatin sendiri. (J1)
Tips Perawatan Volkswagen Usahakan jangan mencuci kendaraan pada sore atau malam hari, air akan lebih lama kering karena udara lembab yang mengakibatkan besi cepat kropos atau korosi. Usahakan sendi-sendi atau engsel pintu, kap bagasi, kap mesin selalu diberikan pelumas secukupnya. Paling tidak sebulan sekali. Bersihkan karet kaca dan sudut dari karet kaca tersebut 1 bulan sekali, jika perlu gunakan bahan atau semir khusus karet. Lakukan pemeriksaan oli mesin sebelum menghidupkan mesin Lakukan penggantian oli mesin setiap 3000km. Lakukan tune-up minimal 10.000 kilometer atau 6 bulan sekali. Perawatan kendaraan disarankan pada bengkel khusus Volkswagen
yang telah mempunyai reputasi baik atau sudah kita kenal. Tangki bensin tidak dibenarkan sampai kosong, sebab akan menimbulkan kotoran dan masuk kesaringan bensin, isilah bensin sebelum habis. Gantilah filter bensin setiap tune-up atau ganti jika sudah banyak kotoran pada kotoran saringan tsb. Penggantian suku cadang sesuai instruksi dari mekanik. Tidak ada penggantian suku cadang rutin yang diharuskan pada mesin. Tipe air cooling yang umum dipakai di Indonesia: Tipe 1 VW 1200, 1300, 1500, 1302 dan type 1303. Tipe 2 VW Kombi Germany, Kombi Brazil, Transporter, Pick-Up, Double Cabin, dan VW Dakota. Tipe 3 Sedan, Station wagon, VW Variant (Bangkok)
Tipe 4 VW 411 dan VW 412 Tipe 1 VW Karmann Ghia dan type 3 VW Karmann Ghia Tipe 1 VW Safari (Think) Ada lebih dari 19 tipe kendaraan VW air cooler Untuk mengetahui kondisi chasis masih baik atau tidaknya, periksalah pada bagian kolong depan dan belakang, dan perhatikan pada titiktitik tertentu misalnya pada bagian axle beam (breh) depan apakah ada yang keropos atau retak pada sisinya dan demikian juga pada bagian belakang seperti dudukan as torsy dan diagonal. Jika sudah ada gejala keropos dan retak, besar kemungkinan tidak lama lagi chasis akan patah dan posisi
kendaraan bisa berubah (miring). Dalam perawatan rutin, lakukan stempet pada bagian axle beam (ada) 5 titik yang harus distempet/ dilumasi dengan pelumas untuk jenis kendaraan VW kombi keluaran Jerman, sedangkan VW kombiproduksi Brasil ada 13 titik (nepel). Sementara VW kodok yang menggunakan Kin-pin, ada 8 titik (nepel) untuk bagian belakang, bukan perawatan rutin. Untuk penggantian suku cadang, bagian kaki-kaki yang relatif rusak saja yang harus diganti. SUMBER: BERBAGAI SUMBER (*/J1)
HE
ND
RA
T
ribun BANGKA POS
RENUNGAN
JUMAT
Oleh: Fathur Rohman
Berburu Pahala di Kantor Mulailah dari yang kecil, mulailah dari diri sendiri dan mulailah dari sekarang.
JUMAT 7 MEI 2010
MESKI tidak diketahui lagi siapa saja yang mengelola lahan yang memiliki luas sekitar 30 hektar di Desa Pelangas Kecamatan Simpangteritip, namun hutan yang sering disebut masyarakat setempat sebagai hutan kelekak ini, kelestariannya tetap dijaga. Ekosistem di dalamnya baik flora dan fauna yang tumbuh didalamnya, semua masih terjaga dan dilindungi. Dari berbagai pepohonan yang menghasilkan beragam buah antaranya durian, rambai, manggis, bernai, cempedak, duku, tampui dan jenis buah lainnya, kemudian berbagai jenis kayu hutan, satwa semuanya dilindungi.
Hukum adat posisinya lebih kuat dan mengikat, masyarakat agar lebih patuh dengan hukum adat WELLY WAHYUDI Kades Pelangas Kecamatan Simpangteritip nya sendiri, telah tertanam melalui kesadarannya masing-masing, untuk menjaga kelekak. “Keberadaan hutan dan kelekak tetap terjaga, meskipun secara adat resmi aturan dan sanksinya belum
BANGKA POS/RIYADI
WISATA KELEKAK -- Kawasan hutan dan kebun di Desa Simoang Gong, Pelangas hingga Pangek Kecamatan Simpangteritip, diorientasikan untuk jadi kawasan obyek wisata yang unik yakni Wisata Kelekak oleh Pemkab Bangka Barat. Kawasan hutan dan kebun yang berada di bukit dan lereng bukit Pangek diantara tiga desa tersebut, sarat dengan tumbuhan buah-buahan khas seperti durian, cempedak, duku dan lainnya. Kawasan itu juga potensi untuk obyek wisata alam.
ada, tapi masyarakat secara turun menurun berdasarkan kebiasaan, kesadaran mereka sudah terbangun dengan sendirinya untuk menjaga, melestarikan aset hutan kelekak itu,” ujar Kades Pelangas Kecamatan Simpangteritip, Welly Wahyudi di Kantor Desa Pelangas Kamis (22/4). Masyarakat dan Pemdes menyambut baik dengan adanya rencana dari Pemerintah Daerah, yang akan membangun hutan kelekak itu menjadi kawasan wisata kelekak. Sedangkan hutan di Gunung Penyabung, statusnya sudah ditetapkan menjadi hutan lindung, oleh SK Bupati Bangka Barat. Pemdes Pelangas bersama tokoh adat setempat, beberapa waktu lalu, menggelar raperdes FIQIH untuk membahas rencana usulan ke pemerintah daerah agar hutan kelekak dijadikan wisata kelekak. Potensi hutan di Desa Pelangas selain menyimpan kekayaan kayu hutan, Betapa adilnya Allah SWT yang hasil beragam jenis mengukur kecantikan semata-mata dari buah-buahan, juga seisi hati masing-masing mahlukNya bagai sumber resapan air, tempat bersarangENGUKUR kecantikan seseorang wannya lebah madu, bediam, karena pada dasarnya semua perkataan ita menjadi relatif, tergantung siapa yang itu tidak terlepas dari dua nilai, yaitu perkataan ragam satwa seperti berkomentar dan dari sudut apa peberunsur kebaikan dan perkataan berunsur keburung, pelanduk dan nilaian dilakukan. Penilaian bisa kareburukan. Tidak berkata-kata alias diam (tidak hewan melata lainnya. na ukuran tinggi badan, bentuk wajah, atau warberkomentar) karena apabila berkomentar di“Potensi inilah yang na kulit seseorang. Kecantikan lahiriah didapat pandang mengandung unsur keburukan. Misalgratis dari Allah SWT. tanpa campur tangan orkan menahan diri dari mengeluarkan kata-kata selama ini dijaga kelesang yang bersangkutan, diberikan begitu saja, yang dapat menyakiti hati orang, meledek/mengtariannya oleh “Sesungguhnya Kami menciptakan manusia hina, mencaci maki,menghasut/provokasi, masyarakat, yang dalam bentuk yang sebaik-baiknya.” (At- Tiin 95: mengkritik orang dengan tidak arif, dll. 2. Mampu Mengendalikan Diri sudah berlangsung se4). Walaupun telah diciptakan dalam sebaik-baik Dari Abu Hurairah ra, ia berkata, Rasulullah SAW cara turun menurun. bentuk, haruslah disadari bahwa kecantikan bersabda, “Orang kuat itu bukan karena (kekuatanTidak ada yang menghanyalah titipan. Karenanya kecantikan akan nya) pada saat berkelahi. Tapi, sesungguhnya orang ganggu, misalnya meberarti bila disertai ketaqwaan. “Sesungguhnya kuat itu adalah orang yang dapat mengendalikan nebang pohon, kayu Allah tidak melihat tubuhdirinya pada saat marah.” tubuh kalian, juga tidak (HR Bukhari, Muslim dan dengan sembarangan, penampilan kalian, tapi Abu Daud). kebiasaan masyarakat 3. Memiliki Rasa melihat hati dan amal peryang kini sudah menMalu buatan kalian. Taqwa itu jadi adat, bila ada aktidi sini, taqwa itu di sini, Dari Imran bin Hushain, taqwa itu di sini, Beliau ia berkata, Nabi SAW berfitas penebangan kayu pun menunjuk dadanya.” sabda, “Malu itu hanya tanpa ijin, maka (HR Bukhari dan Muslim). bisa tercipta dari kebaimasyarakat akan segKemuliaan manusia kan.” (HR Bukhari,Muslim era melaporkan ke hanya dengan iman dan dan Ahmad). Rasa malu mengerjakan amal seseorang kepada Allah desa, kita cek ke lapanshaleh, sebagaimana ditSWT dapat melahirkan gan kok kayu hutan erangkan dalam QS At Tiin suatu kebaikan. Misalkan dikawasan yang dilin95: 6. Oleh karenanya, ketika bertemu dengan dungi, maka mereka tampilan apa pun yang dilawan jenis yang bukan miliki seorang wanita tak muhrimnya lalu menunakan kena sanksi tegSOLEHAHTERSENYUM.BLOGSPOT.COM usahlah berkecil hati. Bedukkan pandangan/tidak ur, kayunya disita dan tapa adilnya Allah yang menatap dengan syahwat, diamankan di desa, mengukur kecantikan semata-mata dari isi hati ketika bergaul ia mampu menahan kata-katanya tapi kalau nebang dilamasing-masing. untuk tidak membicarakan hal yang sia-sia, dll Agar kecantikan yang ada di dalam seseorang semata-mata karena merasa malu kepada Allah han dia sendiri, tidak wanita terpancar keluar, diperlukan beberapa SWT. Orang tersebut malu bila menggunakan karumasalah,” jelas Welly. hal sebagai berikut: nia/nikmat Allah SWT untuk kemaksiatan, ia saPengaruh adat dan 1. Menjaga Lisan dar selalu diawasi oleh Nya. 4. Menjauhi Prasangka, Mematakebiasaan masyarakat Dalam bahasa Indonesia dikenal sebuah peMatai, Dengki, dan Saling Memusuhi patah, mulutmu adalah harimau. Maksudnya, apacukup besar untuk keapa yang kita ucapkan dapat berdampak langDari Abu Hurairah ra, ia berkata, Rasulullah lestarian hutan kelesung mencelakakan si pembicara ke dalam kebiSAW berkata, “Jauhilah oleh kalian berprasangkak, sehingga apapun nasaan akibat kata-kata yang diucapkannya itu. ka, sesungguhnya berprasangka itu sebohongpotensi yang ada di Menarik atau tidaknya seseorang, dapat terbohong perkataan. Dan janganlah kalian saling pancar dengan tutur kata yang santun, lemah memata-matai, saling menduga-duga (kesalahdalam hutan kelekak lembut, menyejukkan, sapaan ramah, walau isi an orang lain), saling mendengki, saling memtetap terjaga sampai yang disampaikannya itu mungkin menyangkut benci, dan saling memusuhi. Dan jadilah kalian sekarang. hal yang sederhana sekali pun, apalagi bila ditahamba-hamba Allah yang bersaudara, sebagaimUntuk melindungi mbah dengan wawasan keilmuannya yang berana telah Ia perintahkan. Orang Muslim itu adbobot. Ia selalu hadir menempatkan diri menjaalah saudara orang Muslim lainnya, tidak mendan melestarikan hudi pribadi yang tawadhu (rendah hati), apabila zaliminya, menghinakannya dan merendahkantan kelekak dan hutan tahu ia katakan tahu, apabila tidak ia akan bernya. Cukuplah kejahatan orang Muslim itu ketilindung, masyarakat tanya pada ahlinya. ka ia merendahkan saudaranya sesama Mussetempat tanpa diarahIslam mengajarkan kepada umatnya untuk lim. Setiap Muslim atas Muslim lainnya diharamdapat menjaga tutur kata, “Dan barang siapa yang kan: Darahnya, hartanya, dan kehormatannya.” kan sudah berjalan beriman kepada Allah dan hari akhir hendaklah (HR Bukhari dan Muslim). sendiri dengan kebibertutur yang baik atau diam.” (Diriwayatkan AsyBerbahagialah wahai seluruh muslimah bila asaannya, mereka Syaikhany dan Ibnu Majah). dapat berpenampilan cantik luar-dalam, terutasudah memahami denRasulullah SAW menetapkan dua pilihan: berma bila hati dipenuhi dengan sifat-sifat positif tutur kata yang mengandung unsur kebaikan atau seperti di atas. (doi/*) gan kesadarannya masing-masing, seolah Luas lahan sekitar 30 hektar ini diantaranya terbagi dua yakni hutan lindung di Gunung Penyabung dan hutan kelekak diantara kanan dan kiri sekitar jalan raya desa setempat. Ketika musim durian tiba, siapapun masyarakat yang hendak menunggunya tidak ada yang dilarang. Namun dengan syarat, siapapun yang masuk ke hutan kelekan dan hutan lindung, dilarang melakukan aktifitas penebangan dan pengrusakan lingkungan yang berisi flora dan fauna. Hutan kelekak kelukoi di Desa Pelangas, sampai saat ini belum dikelola dan dilindungi secara adat resmi. Namun masyarakat secara turun menurun dengan kesadaran-
WANITA
Mengukur Kecantikan
M
MUTIARA HADIST Abu Amr Sufyan bin Abdillah Ats-Tsaqafy ra berkata, “Wahai Rasulullah, beritahukan kepadaku suatu ungkapan tentang Islam yang tak akan kutanyakan kepada seorang pun selain engkau!. Beliau bersabda, ‘Katakan, “Amantu Billah” (aku beriman kepada Allah), kemudian istiqamah-lah. (HR MUSLIM)
HALAMAN
20
Kelestarian Kelekak Dijaga Adat
M
ANY AK hal sepele atau hal kecil yang ANYAK sering terabaikan di kantor. Padahal hal sepele itu justru merupakan "cermin" profesionalisme dalam bekerja. Bahkan berpahala. Bekerja adalah sebagai salah satu bentuk ibadah. Suatu bentuk aktivitas sekecil apapun jika didasari keikhlasan dan dilakukan dengan cara yang benar adalah ibadah. Mulailah dari yang kecil, mulailah dari diri sendiri dan mulailah dari sekarang. Membuang puntung rokok pada tempatnya, membuang bungkus permen di tempatnya atau memasukkannya ke dalam saku untuk sementara waktu untuk dibuang ketempat semestinya, mematikan lampu kamar mandi jika sudah tidak dipakai, mematikan kran air jika sudah selesai pakai, menyiram sampai bersih dan tidak berbau setelah BAB dan BAK, adalah sederet hal sepele yang merupakan ibadah, mendatangkan pahala dari Allah dan akan meningkatkan goodwill lembaga. Budaya senyum, salam, sapa, sopan dan santun (5S), semestinya menjadi perhatian utama dalam mewujudkan kenyamanan bekerja. Saling menghormati, saling menghargai dan saling menyayangi. InsyaAllah hal ini akan berdampak kepada peningkatan produktifitas kerja. Budaya disiplin, disiplin waktu, disiplin berpenampilan, disiplin berbicara, disiplin administrasi, dan disiplin-disiplin yang lainnya masih perlu diupgrade lagi. Coba kita lihat rapor kedisiplinan kita. Berapa kali kita terlambat dalam sebulan? Berapa kali kita tidak masuk kerja dalam sebulan? Mudah-mudahan jawabannya tidak pernah. Alhamdulillah. Marilah kita jujur dengan segenap kejernihan hati dan pandangan positif untuk introspeksi diri. Hanya dengan loyalitas, komitmen dan dedikasi yang tinggi semoga pertanyaan di atas terjawab. Terkadang tidak sadar bahwa ucapan kita mengganggu rekan kerja yang yang sedang serius bekerja. Kata bijak mengatakan : "Mulutmu harimau kamu". Dalam hal ini Nabi pun mengingatkan bahwa : "Selamatlah manusia jika dia mampu menjaga lisannya". Begitu urgennya lisan ini. Jangan sampai hati rekan kerja terluka karena lisan kita, omongan kita yang sengaja ataupun tidak sengaja. Mungkin juga dalam canda ria kita. Kepekaan, empati dan simpati dengan rekan kerja akan tumbuh dengan sendirinya jika kita latih. Karena dengan latihan itu akan membentuk good habit. Keteladanan dari Pimpinan juga menjadi hal yang sangat urgen untuk diperhatikan. Pimpinan adalah panutan. Satunya kata dan perbuatan, satunya sikap dan norma serta aturan akan menjadi trigger profesionalisme. Profesionalisme itu sendiri akan menjadi trigger keberhasilan terwujudnya Visi dan Misi lembaga. Slogan dan moto yang terpasang rapi dan indah dipigora ruang kantor akan lebih indah jika terimplementasikan di dalam kehidupan kantor. Terimakasih ya Allah... selalu memberikan yang terbaik kepada diri dan keluarga kita tercinta. (*)
B
ADAT BERSENDIKAN SARA’ SARA’ BERSENDIKAN KITABULLAH
memelihara hutan dan isinya, sudah menjadi kewajiban, yang diwariskan melalui kebiasaan secara turun menurun. Pemdes dan masyarakat Pelangas melalui musyawarah di desa, telah merencanakan usulan ke pemerintah daerah, untuk progranm wisata kelekak dengan potensi yang sudah tersedia di hutan Kelekal Desa Pelangas. “Ada lima hektar yang kita usulkan untuk menjadi obyek wisata kelekak, kedepan hutan kelekak di Pelangas juga akan kita lindungi dengan secara adat, yang dilengkapi dengan aturan hukum dan sanksi adat, kalau saat ini memang belum terlaksana, tapi masyarakat menyambut baik wacana tersebut,” ujarnya. Diantara tujuan melindungi hutan menggunakan hukum adat, yakni untuk menjaga kelestarian alam, kandungan potensi di dalamnya dan lingkungannya. “Hukum adat posisinya lebih kuat dan mengikat, masyarakat agar lebih patuh dengan hukum adat. Meskipun hutan di Gunung Penyabung sekarang sudah ditetapkan menjadi hutan lindung melalui keputusan bupati, kedua hukum akan berjalan dan berfungsi secara bersamaan,” tandas Welly. Status Kepemilikan Jika mengutip pada definisi versi ensiklopedia Indonesia. Kelekak dipahami sebagai bidang tanah yang di atasnya terdapat hak bagi suatu masyarakat berdasarkan aturan hukum adat. Penguasaan atau pemanfaatannya diatur berdasarkan hukum adat. Seperti di wilayah Pulau Bangka, kendati modernisasi sudah menjamah lapisan sosial masyarakat pedesaan di pulau Bangka, namun dapat kita rasakan masih ada kearifan lokal di dalam komunitas masyarakat pedesaan dan hingga kini masih menjaga hak atas kepemilikan tanah kelekak ini. Disamping itu di Pulau Bangka terdapat masyarakat hukum adat seperti (suku Jering di Desa Kundi, Mapur “Air Abik” di desa Gunung Muda Belinyu dan Kedalek,serta lainnya. Suku ini setidaknya memiliki kawasan hutan disebut kelekak atau sejenis hutan larangan lainnya. Dan status kepemilikan berdasarkan hukum adat dan penguasaan tidak secara individu. Berbicara tentang Kelekak pun terbagi menjadi dua; kelekak yang terbiarkan menjadi hutan asli kembali setelah diladangi, atau kelekak tanam tumbuh setelah ditanami dengan berbagai pohon yang bisa dimanfaatkan hasilnya. Dalam proses menjadi kelekak, sistem tradisi yang dianut oleh masyarakat wilayah Bangka tak jauh berbeda dengan masyarakat Belitung. Karenanya sistem atau hukum adat istiadat ini tetap menjadi pengetahuan masyarakat tradisional hingga saat ini. Karena itulah dalam masyarakat adat tradisional (suku,red), sistem penguasaan tanah kelekak menyerahkan batas-batas wilayah adatnya pada dukun Kampong/Sesepuh yang tahu batas-batas wilayah mereka. Pengaturan kekuasaan para dukun kampung/Sesepuh ini tentang kawasan kelekak tersebut tidaklah memerlukan bukti fisik hitam di atas putih (legislasi negara). Tetapi kepemilikan cukup dengan siapa nenek moyang mereka yang pertama kali mengarap atau menanami tanaman buah-buahan diatas lahan kelekak itu atau dalam sebutan lainnya disebut kelekak moyang. Karenanya tak heran jika kemudian hari dalam berbagai konflik tanah, mereka mengklaim tanah kelekak tersebut adalah tanah moyang mereka karena moyang mereka telah pernah menggarap tanah itu sebelumnya. Wisata Kelekak Hutan Kelekak di wilayah Pulau Bangka merupakan hamparan hutan yang ditanami oleh nenek moyang tempo dulu dengan pohon penghasil buah (durian, cempedak, rambutan, manggis, tampui dan lain-lain). Hutan yang lebih populer dengan sebutan kelekak ini secara lahiriah dan batiniah dimiliki turun temurun dan tidak terputus oleh banyak orang (masyarakat kampung atau gabungan beberapa kampung). Kendati masyarakat yang berdomisili di sekitar kelekak ini bukan kelompok masyarakat hukum adat, dan mayoritas kelekak yang dimaksud tidak lagi berisi pohon penghasil buah karena banyak ditebangi dengan Chainsaw dan batang-batang pohon penghasil buah tersebut diambil, dipotong, dan dijadikan bahan pembuatan rumah. Namun tanah tempat tumbuhnya pepohonan itu masih diakui sebagai tanah yang masih terikat dengan aturan adat dan tidak bisa dimiliki atau dikuasai secara individu. (riyadi/safruddin)
Kelekak
Penyeimbang Ekologi
Bisa dipastikan disetiap desa di Kabupaten Basel masih mempunyai kelekak yang bukan dimiliki oleh desa atau kampung melainkan milik pribadi WINURDIN Kabid Kehutanan Basel JIKA dilihat dari sisi lingkungan, keberadaan kelekak ditengahtengah kehidupan masyarakat Bangka Selatan yang sekarang lebih menyukai kehidupan pertambangan dapat dianggap sebagai vegetasi penyeimbang ekologi. Apalagi ditengah kondisi lingkungan yang sekarang ini bisa dibilang tidak senyaman dulu lagi. “Jika disuruh memilih, masyarakat sekarang lebih senang kelekaknya berubah fungsi menjadi lubang camui yang lebih memberikan keuntungan instan secara ekonomis. Mereka rela menebang pohon yang mungkin sudah berusia lebih dari umur mereka sendiri hanya untuk memperkirakan timah yang ada didalamnya cukup menjanjikan, yang sebenarnya merupakan keuntungan sesaat saja,” papar Kepala Dinas Perhutanan, Perkebunan dan Pertanian Bangka Selatan melalui Kabid Kehutanan, Winurdin kepada Bangka Pos Group belum lama ini. “Padahal fungsi kelekak secara ekologis sangat penting bagi keseimbangan ekosistem di sekitar mereka. Dapat digunakan sebagai pencegah erosi dan penjaga keasrian lingkungan. Karena biasanya dijadikan sumber makanan dan tempat tinggal berbagai binatang-binatang, seperti burung dan tupai,” ujar Winurdin. Diakuinya, sampai dengan saat ini pihaknya belum pernah melakukan pendataan tentang luasan kelekak yang ada di kabupaten Basel. Namun meskipun tidak pernah dilakukan pendataan tentang itu, dirinya meyakini secara umum kepedulian masyarakat Basel untuk mempertahankan vegetasi pepohonan kelekak masih rendah. Meskipun begitu, bagi sebagian masyarakat Basel sendiri, menurut pengamatannya memang masih banyak kelekak-kelekak yang masih dipertahankan oleh ahli warisnya dengan alasan tertentu. “Biasanya dengan alasan bahwa tanah tersebut adalah pusaka (Orang basel sering menyebutnya Puhako) / harta warisan dari kakek nenek ataupun buyut-buyut mereka. Kelekak yang seperti itulah yang biasanya masih dipertahankan oleh ahli warisnya. Karena untuk pemanfaatan lahan tersebut harus mendapatkan persetujuan dari keluarga besarnya dulu,” tukasnya. Dikatakannya, biasanya untuk warga-warga yang masih tinggal dipedesaan yang masih memiliki lahan yang luas. Tiap keluarga masih memiliki kelekak dan biasanya terletak dibelakang kediamannya masing-masing. “Oleh karena itu, bisa dipastikan disetiap desa di Kabupaten Basel masih mempunyai kelekak yang bukan dimiliki oleh desa atau kampung melainkan milik pribadi. Namun meskipun kepunyaan pribadi biasanya hasil yang didapatkan dari pepohonan itu akan dibagi-bagikan kepada tetangga dan warga disekitarnya,” kata Winurdin sambil menjelaskan biasanya kelekak itu didominasi oleh pepohonan bebuahan yang dapat dipanen setahun sekali, seperti durian dan cempedak, karena kedua pohon ini masih memiliki keuntungan lebih besar secara ekonomis dibandingkan pohon manggis dan rambutan. Kelekak-kelekak seperti itu, katanya, tidak bisa menjadi wewenang pemerintah daerah karena itu merupakan lahan pribadi warga dan vegetasi dari pepohonannya pun dapat dijadikan sebagai pematok atau penanda lahan. Senada dengan Winurdin, seorang Staff Perkebunan Dinas Pertanian, Perkebunan dan Kehutanan Kabupaten Basel, Dedy mengatakan belum mempunyai data yang valid tentang jumlah luasan kelekak yang ada di Bangka Selatan. Namun, secara umum ia memperkirakan bahwa jumlah kelekak yang masih tersisa saat ini sebesar 20-30 persen dari luas perkebunan yang ada di Kabupaten Basel yang mencapai sekitar 40.000 Hektar. “Itu juga termasuk kelekak yang terhitung baru ditanam masyarakat berbarengan dengan pembukaan kebun lada,” ujar dedy saat dikonfirmasi melalui telepon. Dia mengatakan kelekak-kelekak yang ada di Kabupaten Basel sekarang sudah banyak yang berubah fungsi, selain menjadi kawasan tambang atau perkebunan sawit yang lebih memberikan keuntungan lebih menjanjikan. Objek Wisata Sementara itu Kepala Disparbud Kepemudaan dan Olahraga, Asnol Rasyid melalui Kabid Potensi dan Pengembangan Objek Wisata, Samidi mengatakan peluang pengembangan objek wisata kelekak sangat bagus untuk bisa dikembangkan menjadi destinasi wisata. Namun dirinya tidak menampik untuk pengembangan hal tersebut dibutuhkan kerja keras dan usaha bersama-sama antara pemerintah daerah dan juga masyarakat sebagai pemilik lahan. “Seperti didaerah lain, pengembangan daerah seperti ini sudah dapat menyumbangkan pemasukan bagi sektor pariwisata. Ke depan kita juga mengharapkan dapat melakukan hal yang sama,” harap Samidi. Dikatakannya, hal-hal yang nantinya harus menjadi diperhatikan secara khusus untuk pengembangan kelekak sebagai objek wisata adalah bagaimana melakukan perawatan secara khusus dan berkala untuk mempertahankan vegetasi pepohonan kelekak, terutama yang sudah berusia ratusan tahun. “Selain itu juga harus dipikirkan usaha untuk melakukan diversifikasi atau penambahan varietas pepohonan agar lebih bervariasi. Dan juga yang tidak kalah pentingnya adalah sarana dan prasarana penunjang seperti jalan untuk akses masuk. Karena kebanyakan kelekak yang ditanam oleh masyarakat sekarang ini sudah berada jauh masuk ke pedalaman kampung yang akses masuknya pun biasanya tidak lah gampang,” terang Samidi. (mega s)
Rencana Pengembangan Kelekak
Ditanami Tanaman Penghasil Buah-buahan di Kabupaten Bangka Barat X Muntok
Batu Balai tanaman Mangga, dan Kelelak Tanaman Duku Desa Pasir Putih X Simpang Teritip Kelekak Durian X Jebus Parit Tiga Jebus, Tanaman Durian X Kelapa Kelelak Kelapa X Tempilang Belum ditemukan karena cenderung Perkebunan sawit. SUMBER:PERHUBUNGAN,PARIWISATA DAN INFORMATIKA, BANGKA BARAT. (K10).
CMY
Harian Pagi
POS BELITUNG A POS BANGK GROUP
S
JUMAT, 7 MEI 2010 ● NOMOR 334 TAHUN IX
Eceran Rp. 3.000 Langganan Rp. 62.000 ●12
http://www.bangkapos.com
HALAMAN
DPT Beltim 74.791 Pemilih
■ Kecamatan Manggar Terbanyak Saya tegaskan bahwa setelah ditetapkan tidak ada lagi perbaikan. GUID CARDI Ketua KPU Beltim
MANGGAR, POS BELITUNG - Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilukada Kabupaten Belitung Timur 2010 tercatat sebanyak 74.791 pemilih. Data ini tidak lagi akan mengalami perubahan hingga proses pemungutan suara tanggal 3 Juli 2010. Kecamatan Manggar bakal menjadi lumbung pemilih pada pemilukada nanti dengan 30.661 pemilih dan 93 TPS. Jumlah pemilih paling sedikit adalah Kecamatan Dendang tercatat 11.110 pemilih dan 39 TPS. “Saya tegaskan bahwa setelah ditetapkan tidak ada lagi perbaikan. Bagi yang mening-
ta kalangan masyarakat. Rapat pleno berlangsung alot dengan berbagai pertanyaan disampaikan beberagal, pindah beri keterangan itu pa pasangan calon, parpol tidak akan berubah data. Jumpengusung, kepolisian maulah pemilih tetap Pemilukada pun panwaslukada. Beltim laki-laki 38.518 dan peBasuri T Purnama misalnya rempuan 36.273. Pemilih totalmenanyakan masalah warga nya 74.791,” ungkap Ketua yang mempunyai hak pilih KPU Kabupaten Beltim Guid tapi belum terdaftar sebagai Cardi saat memimpin rapat pemilih tetap. Dalam kasus pleno penetapan DPT Pemiseperti ini apakah warga terselukada Kabupaten Beltim but masih bisa dimasukkan 2010 di ruang pertemukan dalam daftar pemilih tetap KPU Kabupaten Beltim, Sela(DPT). Atas perDPT PEMILUKADA BELTIM 2010 tanyaan itu, ● Manggar : 30.661 pemilih dan 93 TPS Guid Cardi ● Gantung : 20.425 pemilih dan 61 TPS mempersi● Kelapa Kampit : 12.595 pemilih dan 42 TPS lahkan Panwaslukada ● Dendang : 11.110 pemilih dan 39 TPS Beltim unSUMBER: KPU BELTIM. (IWN) tuk menjawabnya. Ketua Panwaslukada Beltim sa (4/5). Mahmud menjelaskan jika Rapat pleno penetapan DPT masih ada warga yang belum dihadiri anggota KPU Beltim terdaftar dalam DPT, maka Selamet, Pirmawan, Harfan akan direkomendasikan kepaArbaie, Damayanti, Ketua da KPU untuk diakomodir DPRD Beltim Jafri, Wakapoldalam DPT. res Beltim Kompol Ivan AN, “Jawaban kami, kami Ketua Panwaslukada Beltim gunakan rekomendasi ke Mahmud beserta anggota, KPU untuk menerima warga lima pasangan calon bupati dan wakil bupati, parpol pe● Bersambung ke halaman 7 ngusung pasangan calon, ser-
Pembobol Counter Handphone Dibekuk ■ 30 Unit Handphone Diamankan ■ Beraksi di Tiga Tempat ■ Barang Curian Untuk Bayar Hutang KELAPA KAMPIT, POS BELITUNG - Pelaku pembobol sebuah counter handphone dekat Puskesmas Kelapa Kampit yang terjadi Minggu (2/5) dini hari lalu akhirnya terungkap. Selamet (42), warga pendatang asal Wonosobo, Jawa Tengah dibekuk anggota Polsek Kela● Bersambung ke halaman 7
Ini Barang Yang Isak Ilang POS BELITUNG/RUSMIADI
BARANG CURIAN - Kapolsek Kelapa Kampit Ipda Yohanes Catur Erwin bersama anggota mengecek barang bukti hasil curian. Foto diambil Kamis (6/5).
DARI sekian banyak barang bukti yang diamankan polisi dari tangan tersangka Selamet, diantaranya adalah pakaian baru yang masih berlabel. Barang itu dimasukkan di dalam tas bersama dengan pakaian mi● Bersambung ke halaman 7
TRIBUN KALTIM
TOKEK seberat 64 kilogram yang ditemukan di perbatasan Nunukan-Malaysia di Kalakbakan.
Tokek Raksasa Terjual Rp 179 Miliar OKEK seberat 64 kilogram yang ditemukan di perbatasan Nunukan-Malaysia di Kalakbakan. Tokek berukuran raksasa itu saat ini telah terjual dengan harga 64 juta ringgit Malaysia atau setara Rp 179, 200 miliar dengan kurs Rp 2.800 per satu ring-
T
git Malaysia. “Tokeknya sudah dijual dengan harga RM 1 juta per kilogramnya,” kata Arbin, pria yang sempat mengabadikan gambar tokek tersebut, saat dihubungi melalui telepon selulernya di Malaysia, Kamis (6/5).
ADVERTORIAL
CMY
Loyo Menghilang, Wajah pun Terang NAMA lengkap wanita berdmui awal April 2010 lalu. Dulu, arah Cina dan Arab ini Agustipenduduk Jalan Kiai Haji Abna. Meski aktif bergerak, usia dullah Adari, Kelurahan Rawyang sudah berkepala lima teabangun, Kecamatan Tamanlah membuat kesesari, Kota Pangkal hatan ibu 5 anak ini Pinang, Provinsi tak lagi paripurna. Bangka Belitung, ini Akibat kadar gula rajin ke dokter dan darahnya yang mengonsumsi obat. tinggi, sejak enam Namun, sejak di tahun sebelum daerahnya beredar wawancara ini bersuatu produk terkelangsung wanita 56 nal berupa kedelai tahun ini menderibubuk instan tiga ta diabetes. Akibattahun lalu, ia beralih nya, “Kaki saya ke produk itu, dan Ny. Agustina sering kesemutan, rutin meminumnya. kadang-kadang berdenyut Tapi, sejak enam bulan sebetiba-tiba sehingga saya kaget,” lum wawancara ini, ia beralih ujarnya. “Selain itu, badan ke Zena-600. Dua kali sehari ia menjadi loyo dan wajah menminum bubuk kacang hijau jadi lusuh,” lanjutnya, saat dite ke halaman 7
JAKARTA, POS BELITUNG - Polri menyebut dokumen Laporan Hasil Analisa (LHA) transaksi keuangan milik Kepala Divisi Propam Mabes Polri Irjen Pol Budi Gunawan telah diubah untuk kemudian disebarkan ke publik oleh pihak yang tak berwenang menyebarkannya. Polri akan menye-
● Bersambung ke halaman 7
IUP Hampir Separuh Luas Babel PANGKALPINANG, POS BELITUNG - Luas Izin Usaha Penambangan (IUP) sebagai pengganti Kuasa Penambangan (KP) timah di Bangka Belitung mencapai 532.324,84 hektare. Jika dibandingkan dengan luas daratan Pulau Bangka dan Belitung 16.424,14 kilometer persegi, berarti luas IUP hampir separuh dari luas kedua pulau tersebut. IUP yang segera diajukan ke Ditjen Mineral Batubara dan Panas Bumi 89,006 % atau 437,800,06 hektare milik PT Timah Tbk. Pemegang IUP terbesar kedua PT Koba Tin 41.680,30 hektare, sedangkan perusahaan lainnya seluas 16.844,48 hektare. Perubahan dari KP ke IUP sejalan dengan pemberlakuan UU Nomor 4 tahun 2009 tentang Minerba. “Tadinya ada beberapa tahap dalam KP, mulai dari KP penyelidikan umum, eksplorasi, eksploitasi, pengangkutan, pengelolaan
kemurnian sampai dengan penjualan. Tapi sekarang sejak menjadi IUP hanya ada dua tahapan saja, yaitu IUP eksplorasi dan IUP operasi produksi,” kata Rusbani, Kabid Pertambangan Umum Distamben Provinsi Babel kepada wartawan di Media Center Diskominfo Babel, Kamis (6/5). Dalam IUP eksplorasi ada penyelidikan umum, eksplorasi, sampai uji kelayakan. Sedangkan IUP operasi produksi termasuk di dalamnya eksploitasi konstruksi sampai ke penjualan. Distamben Provinsi Babel sejak April meminta kepada perusahaan pemegang KP untuk menyelesaikan administrasi perubahan tersebut menjadi IUP. Penyesuaian dari KP menjadi IUP di Babel sudah diserahkan ke Ditjen Menerbapabum.
lidiki pihak yang membocorkan dan merekayasa kebenaran LHA itu. “Polri akan selidiki di mana sumber kebocoran, di mana yang bocor, dan siapa yang merekayasa, apalagi materi yang dicantumkan dalam laporan itu tidak benar, tidak sebagaimana adanya,” ujar
IUP DI BABEL
PT Timah Tbk Luas daratan Babel 437.800,06 Ha 16.424,14 Km PT Koba Tin 41.680,30 Ha Perusahaan Lainnya 16.844,48 Ha
Total
532.324,84 Ha 7,830 % 3,164 %
89,006 % SUMBER: DISTAMBEN PROVINSI BABEL. (K8)
● Bersambung ke halaman 7
Polri Selidiki Kebocoran LHA Budi Gunawan KPD yth,Gubernur,anggota DPR n Dinsosnaker, di Babel msh bnyk perusahaan yg tdk mentaati atrn or undang2 ketenagakerjaan sprti gaji dbwh UMK,lembur yg nggak sesuai dll,jd tlg kpd bpk2 mhn terjun lgsg ke lpngan dan tlg buat nmr lyanan sms utk pngaduan,krn mau lapor lgsg kt tkt krn msh bth kerjaan. 081273945***
Sejak Tribun memberitakan penemuan tokek seberat 64 kilogram tersebut, telepon di kantor redaksi maupun ponsel wartawan Tribun secara bergantian dihubungi para pengusaha
Kadiv Humas Polri Irjen Pol Edward Aritonang, di Mabes Polri, Jakarta, Kamis (6/5). Menurutnya, jumlah harta kekayaan Budi Gunawan setelah diselidiki oleh Polri tidak mencapai besaran yang disebutkan dalam LHA yang be● Bersambung ke halaman 7
KPD yth kepala bps dn pihak2 yng terkait di kab. belitung. Knp hampir seluruh pegawai kantor desa tj.binga sijuk jdi petugas sensus. ini amat menyulitkan kami untk membuat surat menyurat. 081949124***
Selamat Pagi Provinsi! Cafe Tanpa Izin Harus Tutup Ape agik nok remang-remang
Om
Posbel
Jumiati Gemetar Terima Terios BRI Tanjungpandan. Kamis (6/5) kemarin, PimUMIATI deg-degan, Meski demikian, perempinan BRI Tanjungpandan mobil Daihatsu Terios puan 59 tahun itu tampak baAnton Palgunadi menyerahwarna hitam yang hagia mendapatkan hadiah kan hadiah utama tersebut keparkir di halaman parkir Bank utama undian SimRakyat Indonesia pedes. Menurut Jumiati, (BRI) Tanjungpandan Waktu dikasih tahu dapat tabungan Simpedes BRI sebentar lagi diserahtersebut merupakan kan kepadanya. mobil undian Simpedes, tidur tabungan untuk biaya Daihatsu Terios itu bisa, tapi tidak enak makan kuliah anaknya yang merupakan hadiah paling bungsu. utama undian SimJUMIATI Di dalam doa pun, pedes BRI Semester II kata Jumiati, tak pernah Tahun 2009 yang dimeminta untuk mendapatkan pada Jumiati. “Saya gemetar,” undi di Manggar, Belitung hadiah mobil. Istri Dyo Sunarkata Jumiati ditemui Grup Timur pada bulan April 2010. yo ini hanya meminta diberiBangka Pos beberapa saat seJumiati, warga Jalan Sijuk belum menerima hadiah utaGang Bhinneka Tanjungpanma di halaman parkir Gedung dan itu adalah pemenangnya. ● Bersambung ke halaman 7
J
POS BELITUNG/HAMDANI
UNDIAN SIMPEDES - Pemenang undian Simpedes BRI Jumiati didampingi suaminya Dyo Sunaryo menerima hadiah utama satu unit mobil Daihatsu Terios yang diserahkan Pimpinan BRI Tanjungpandan Anton Palgunadi, Kamis (6/5) kemarin.
2
tribun metro
POS BELITUNG JUMAT 7 MEI 2010
Jadwal Sholat Tanjungpandan Subuh
Dzuhur
Ashar
Magrib
Isya
04:28
11:48
15:10
17:48
18:60
SUMBER : DEPARTEMEN AGAMA KANTOR KABUPATEN BELITUNG
■ Pemadam Kebakaran Kabupaten Belitung (0719) 22113 ■ Pemadam Kebakaran Kabupaten Beltim (0719) 91331 ■ Ambulan RSUD Kabupaten Belitung 081977824926 dan 081927635124 ■ Ambulan (RSUD) 081977824926 (a/n Wawan) ■ Ambulan (RSUD) 081927635124 (a/n Musa) ■ UGD RSBT (0719) 21865
Cafe Tanpa Izin Harus Tutup ■ Deadline 30 Hari ■ Tidak Sesuai, Tindak Tegas MANGGAR, POS BELITUNG - DPRD Kabupaten Belitung Timur (Beltim) memberi batas waktu selama 30 hari kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Beltim untuk menutup cafe tanpa izin yang beroperasi di wilayah Kabupaten Beltim, Kamis (6/5). Hal ini merupakan kesimpulan rapat dengar pendapat yang digelar DPRD Kabupaten Beltim membahas masalah perizinan cafe di Kabupaten Beltim, seperti sejumlah cafe tanpa izin yang beroperasi di Kecamatan Gantung. Rapat dipimpin Ketua DPRD Kabupaten Beltim Jafri, dihadiri Wakil Ketua Husaini Rasyid, anggota DPRD Beltim Musdyana, Dwi Nanda Putra, Kepala Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPPT) Kabupaten Beltim HM Hadin, Plh Kepala Dinas Pariwisata
dan Kebudayaan Kabupaten Beltim Yusmawandi, Kepala Desa Selingsing Mulyadi, pihak Kecamatan Gantung serta perangkat Desa Gantung. “Pemda harus segera menindak tegas tempat hiburan atau cafe yang melakukan kegiatan tidak sesuai dengan perizinannya. Menutup tempat hiburan/cafe yang tidak memiliki izin dalam kurun waktu 30 hari setelah hari ini. Jadi kalau 10 hari sudah ditutup baik, tapi paling lama 30 hari, setelah hari ini satu bulan. Kita ada pertimbangan waktu sehingga cukup waktu ini,” ungkap Jafri. Ia berharap agar pemerintah daerah melakukan monitoring terhadap berbagai tempat hiburan malam atau cafe yang menjamur di Kabupaten Beltim. Monitoring dilakukan bersama pihak terkait selain BPPT, dinas pariwisata dan kebudayaan, kesbang-
pol, satpol PP, camat, kepala desa, kepala dusun RT setempat, termasuk juga aparat keamanan. “Pemda yang terkait dengan penertiban, perizinan berdasarkan perda tempat hiburan, sama sekali tidak berjalan. Memang kami juga tidak bisa mempersalahkan instansi teknis terkait perizinan. Tetapi hendaknya pemerintah desa dalam memberikan rekomendasi atau persetujuan, agar lebih selektif dengan memperhatikan dengan seksama aspek-aspek sosiologis, ketertiban, di lingkungan masyarakat desanya,” kata Dwi Nanda Putra atau akrab disapa Erwin. Ia mengatakan, dalam proses perizinan tempat hiburan malam agar dilakukan pengecekan ke lokasi, berkoordinasi dengan tokoh agama, tokoh masyarakat.
Sebelum izin diterbitkan dipertimbangkan terlebih dahulu aspek sosial dan kemasyarakatanya. Anggota DPRD Musdyana mengatakan, keberadaan cafe di Kabupaten Beltim agar ditutup, yang sudah memiliki izin supaya tidak diperpanjang izinnya. Untuk mengeluarkan izin mudah, tapi ketika diminta untuk tutup maka sulit biasanya. “Dulu tahun 2009 ada sebuah cafe yang hendak ditutup, tapi mana buktinya mau tutup,” kata Musdyana. Kabupaten Beltim dengan motto Satu Hati Bangun Negeri menurut Musdyana, motto itu berarti bersama-sama membangun kebaikanya. Cafe banyak mudaraatnya dari pada manfaatnya. Plh Kadin Pariwisata dan Kebudayaan Yusmawandi mengatakan, dalam sosialisasi penyelenggaraan pembinaan usaha kepariwisataan, pihaknya telah menjelaskan pengertian dari cafe dan hiburan karoke. Dalam aturan itu, tidak
mengenal namanya cafe, seperti yang saat ini jumlah cukup banyak tersebar diberbagai tempat di Kabupaten Beltim. “Sedikit demi sedikit mereka mulai membenahi seperti fungsi operasional hiburan karoke. Bentuknya ada bangunan, namun kita akan lakukan cek kedalamnya. Nah kalau mereka ikuti aturan itu dengan syarat tertentu, maka kita akan keluarkan izin baru jika telah sesuai dengan ketentuanya,” jelas Yusmawandi. Menurutnya, keberadaan cafe yang secara operasional dan ketentuan dari perda masih dalam istilah abu-abu. Pihaknya tidak akan mengeluarkan izin, seperti saat ini belum ada yang diterbitkan izinnya Kades Selinsing Mulyadi mendukung kesimpulan rapat DPRD tersebut. Menurut Mulyadi, keberadaan cafe di Dusun Seberang telah mengajukan izin kembali, tetapi masyarakat setempat sesuai rapat tanggal 7 Januari 2009 lalu, telah memutuskan tidak ada izin cafe lagi. (iwn)
Pembuatan SIM Melalui Tes
PT. PLN (Persero)
Wilayah Bangka Belitung Cabang Tanjungpandan
PERMOHONAN MAAF Berhubung telah terjadi kerusakan Trafo PLN di Jl Gajah Mada akibat sambaran petir yang menyebabkan aliran listrik kepada para pelanggan di : Jl Hayati Mahim, Jl Gajah Mada, Jl A Yani, Jl Air Ketekok, Jl Diponegoro, Jl Gatot Subroto dan sekitarnya mulai pukul 19.00 Wib sampai dengan 20.50 Wib terganggu. Kami dari pihak PT PLN Wilayah Bangka Belitung Cabang Tanjungpandan mohon maaf sebesar-besarnya atas Ketidaknyamanan ini. Tanjungpandan, 6 Mei 2010 t.t.d Manager
Kapolres: ‘Ada Pungutan Liar Laporkan’ MANGGAR, POS BELITUNG - Pelayanan pembuatan surat izin mengemudi (SIM) di Polres Belitung Timur (Beltim) tetap harus melalui prosedur dengan melengkapi persyaratan, mengikuti tes teori hingga ujian praktik. Bila dinyatakan lulus SIM dapat diterbitkan, namun kalau tidak lulus tes teori maupun ujian praktik tetap harus mengulang. Saat berlangsung tes teori maupun tes praktek tidak ada pungutan liar (pungli). Bila kondisi cuaca tidak memungkinkan untuk dilaksanakan ISTANA AGUNG keujianCV. praktik, disarankan pada pemohon agar menunggu cuaca baik atau dilaksanakan pada keesokan harinya.
“Kita sudah cek dan memanggil anggota yang melayani pembuatan SIM, untuk mengetahui kebenaran dari laporan tersebut. Dari hasil pengecekan dan penjelasan anggota, bahwa hal itu tidak ada. Namun saya sudah minta propam (unit P3D) untuk melakukan penyelidikan,” ungkap Kapolres Beltim AKBP Rajendra Sumihar kepada Grup Bangka Pos, Rabu (5/5), saat menanggapi isi dari SMS Peduli Harian Pos Belitung edisi Rabu (5/5). Isi dari SMS yang dikirim melalui nomor 081929035***, Kepada YTH, Kapolres Beltim c.q Kasat Lantas, kami sebagai masyarakat Beltim ingin bertanya, kenapa permohonan
TG TRADISI GROUP JAKARTA
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya
Tarif Layanan Pembuatan SIM ● Pembuatan SIM baru Rp 75.000 ● Perpanjangan SIM Rp 60.000
Alur Pelayanan Pembuatan SIM
POS BELITUNG/RUSMIADI
BIAYA - Seorang pemohon pembuatan SIM sedang melihat pengumuman biaya dalam pembuatan SIM, yang ditempatkan di dalam ruang pelayanan pembuatan SIM di Satlantas Polres Beltim, Kamis (5/5).
pembuatan SIM sering diarahkan untuk dibantu, tanpa melalui tes dan harganya 3 x lipat dari PNPB. Kapolres berharap masyarakat segera melaporkan bila terjadi pungutan lain, selain dari biaya pembuatan SIM yang sudah ditentukan. Biaya pembuatan SIM ini merupakan penerimaan negara bukan pajak (PNBK) yakni untuk pembuatan SIM baru Rp 75.000 dan perpanjangan SIM Rp 60.000. Dari penjelasan anggota
yang melayani pembuatan SIM, diketahui beberapa waktu lalu untuk pelaksanaan tes praktik sempat tidak dilaksanakan, disebabkan kondisi cuaca kurang memungkinkan. Untuk kedepan, bila kondisi cuara kurang memungkinkan untuk pelaksaan ujian praktek agar dapat ditunda, setelah ada persetujuan pemohon dan dilaksanakan keesokan harinya. Sementara itu Kasatlantas Polres Beltim Iptu M Yakin Rusdi minta masyarakat yang hendak membuat SIM, tidak
Dijual Bibit Sawit Bersertifikat Jenis Marihat Dampi Usia 1 s/d 1,5 Tahun Berminat Hub : ERNI (0717) 92391 Hp 0812 7301 732
" YUK... BANGUN BELITONG ! " Kuliah Komputer Bisnis, Komputer Informatika Dan Komputer Akuntansi Di Poltek Darma Ganesha (DG) !!
● Pemohon membawa persyaratan fotokopi KTP. ● Menuju loket pendaftaran untuk mengisi formulir pembuatan SIM . ● Memeriksa kesehatan dan mengambil sidik jari. ● Mengikuti tes teori dan tes praktek. ● Bagi yang lulus langsung mendapatkan SIM hari itu juga. SUMBER: SATLANTAS POLRES BELTIM. (BEV)
melalui calo dan mengikuti prosedur yang sudah ditentukan dalam pelayanan pembuatan SIM. “Tarif dari pelayanan pembuatan SIM ini sudah kita pasang dalam bentuk pengumuman yang berada di ruang tunggu pemohon. Biaya pembuatan SIM sudah ditentukan dan menjadi penerimaan negara bukan pajak (PNBP), yang disetor ke kas negara,” ungkap Yakin. Bagian urusan layanan pembuatan SIM Polres Beltim Brigadir Aidil Antaha menambahkan, rangkaian proses pembuatan SIM diawali dengan mengisi formulir pemohon, pemeriksaan kesehatan, regsitrasi, tes teori dan tes praktek, bila dinyatakan lulus, SIM langsung dicetak. Jumlah SIM yang telah diterbitkan dari bulan Maret hingga April sebanyak 1.293 lembar. Dalam sehari pelayanan pembuatan SIM maksimal 30 orang. (bev)
PRODUK TERBARU
PRODUK TERBARU
Cukup Dengan Hanya 275.000/bulan... DARMA GANESA Anda Bisa Kuliah Dibidang 2x70 IT Profesional... Yang Cepat Daftar Akan Dapat Laptop dan Asrama ! CASH & KREDIT PLAT BN - BELITUNG
CV. ISTANA AGUNG
HUBUNGI : KAMPUS I POLTEK DG JL. SRIWIJAYA 13 TANJUNGPANDAN KAMPUS II POLTEK DG JL. JEND. SUDIRMAN NO. 28 TANJUNGPANDAN
Jl. Jend. Sudirman No. 18 Pangkal Lalang Tg. Pandan - Belitung Telp. 0719 - 22451, 22494
DIJUAL
MESIN BATAKO PRESS PAVING BLOK, MIXER, DLL
Hj. ALBARINA BINTI SIMIN
MESIN 1x50
Dalam usia 80 tahun Ibunda H. Eko Maulana Ali Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
HUB : ANUGERAH TEHNIK HP. 0818182035, 081389760691
JL. DIPONEGORO NO 32 TANJUNGPANDAN
Semoga Almarhumah diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
Untuk Pemasangan Iklan Hubungi
KARLI BOENYAMIN EFFENDI SURYONO
CASH & KREDIT PLAT BN - BELITUNG
CV. ISTANA AGUNG
Dealer: CS-CELL, Belitung, Citra Jaya Murni, Well Cell, Grand Cell, Cell, Rajawali, Yung-Yung,
Toboali, Edline-Mentok, Mandalawww.mitomobile.com
Fatimah (081278241999) Gumay (081929221000)
Baru, Haisiang Phone, Arianto Cell, Fie Cell, Alunk Cell, Mega Cell, DJ
Pangkalpinang, One World Mentok, Terang Cell-Sungailiat.
Isuzu Panther th 2000 W. Merah Maron, Body Orisinil (Terawat), Siap Pakai Hub: 081949112687
PROD TERBA
CASH & K PLAT BN - B
CV. ISTANA AGUN
CMY
tribun belitung
POS BELITUNG
JUMAT 7 MEI 2010
3
P2TP2A Harus Bersinergi ■ Dapat Bekerja Efektif
P2TP2A ini fungsi utamanya adalah untuk menangani masalah-masalah perempuan dan anak yang di luar kewajaran. HOTMARIA Kepala BPMPDPKB Kabupaten Belitung
TANJUNGPANDAN, POS BELITUNG - Pemanfaatan Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) di setiap daerah di Indonesia berbeda-beda. Ada beberapa daerah yang sudah maju dalam pemanfaatan P2TP2A, ada juga yang belum. Maju tidaknya pemanfaatan P2TP2A oleh masyarakat tergantung upaya dari para pengurus P2TP2A. Jika para pengurusnya bisa cepat berjejaring dan masyarakat cepat tersosialisasikan tentang bagaimana harus memanfaatkan P2TP2A, maka P2TP2A bisa cepat bekerja. Jika tidak, maka dikhawatirkan akan sulit. Deputi I Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Anak Hj Kasmawati mengatakan, dalam pemanfaatan P2TP2A harus ada sinergi antara pemerintah, wirausaha dan masyarakat. Bagaimana nantinya masyarakat melaporkan permasalahan-permasalahannya, bagaimana tim dalam menanganinya. “Jadi harus bersinergi,” kata Kasmawati saat ditemui Grup Bangka Pos usai sosialisasi P2TP2A di Gedung Serba Guna Pemkab Belitung, Kamis (6/4).
Kasmawati mengatakan, P2TP2A bisa dimanfaatkan dengan baik oleh masyarakat bila sosialisasi benar-benar sampai hingga ke tingkat paling bawah. Sosialisasi P2TP2A ini digelar oleh Badan Pemberdayaan Masyarakat, Pemerintahan Desa, Perempuan dan Keluarga Berencana (BPMPDPKB) Kabupaten Belitung selama sehari, Kamis (6/5). Pembicaranya terdiri antara lain Deputi I Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Anak Hj Kasmawati, Ketua Pelaksana Harian P2TP2A Provinsi Babel Zubaidah dan Ketua Pelaksana Harian P2TP2A Kabupaten Belitung Mintarsih. Kepala BPMPDPKB Kabupaten Belitung Hotmaria Ida mengatakan, fungsi dari P2TP2A ini adalah bagaimana melindungi perempuan supaya diperlakukan sewajarnya dan bagaimana melindungi anak dalam arti yang sebenarnya, yaitu perlindungan bagi perempuan dan anak dari perlakuan yang tidak benar dan kekerasan. Akan tetapi, kata Hotmaria, P2TP2A tidak hanya melihat dari sisi negatifnya. Jika di dalam kelompok perempuan tersebut ada sisi pemberdayaannya, maka bisa dimanfaatkan oleh P2TP2A. Misalnya seorang perempuan yang pernah menjadi TKI yang menjadi korban namun yang bersangkutan lancar berbahasa asing, maka bisa dimanfaatkan oleh forum ini. Begitupun dengan anak-anak yang menjadi korban. Anak tersebut tidak harus menjadi korban dulu baru ditangani oleh P2TP2A. Jika dia memiliki kemahiran maka P2TP2A akan berupaya me-
ngasahnya, sehingga dia bisa menjadi motivator terhadap anak-anak yang selama ini meluangkan waktu sia-sia. Sedangkan kelemahannya dikikis supaya anak tersebut menjadi kuat. “Jadi P2TP2A ini fungsi utamanya adalah untuk menangani masalah-masalah perempuan dan anak yang di luar kewajaran. Apa saja, keistimewaannya, kekerasannya, semua. Tapi karena sekarang fenomena KDRT ini sedang meningkat, maka otomatis terfokus ke sana, sehingga terabaikan yang baik-baiknya,” kata Hotmaria saat ditemui harian ini usai sosialisasi, Kamis (6/5). Di Kabupaten Belitung kata Hotmaria, P2TP2A di Kabupaten Belitung sebenarnya sudah terbentuk, hanya saja sekretariatnya sedang berbenah. Ketua pelaksana hariannya adalah Mintarsih. Hotmaria mengatakan, pihaknya sudah meminta ke Bupati Belitung agar sekretariat PTP2A direncanakan di eks kampus Akper Pemkab Belitung. Menurut Hotmaria, di tempat tersebut nantinya rencananya akan disediakan semacam penampungan sementara. Karena perempuan atau anak yang menjadi korban enggan pulang ke rumah. P2TP2A ini terdiri dari unsur-unsur organisasi masyarakat, LSM, birokrat, tokoh-tokoh agama, pesantren, juga yayasan. “Jadi semua lapisan masyarakat. Bahkan ini lebih banyak ke masyarakatnya daripada birokratnya. Birokratnya hanya sebagai pelindung, pembina. Tapi kalau pelaksana harian ke bawah, semuanya dari lapisan masyarakat,” kata Hotmaria. (vid)
SUZUKI....
Atau DP
9
*
Adalah Pilihan yang Tepat! mulai Lebih Stylish dan banyak Variannya! JUTAAN Buruan Kunjungi Dealer Kami! Bunga Mulai
0 %*
- New SX4 : Talang Air, Sarung Jok, Spoiler (Khusus pembelian Bulan Mei) - Estilo : DP 9 Jt an + V Kool / Cash Back 10 Jt + V Kool
Periode s/d 30 Juni 2010
Atau
FREE
Asuransi All Risk 2 Tahun
atau BONUS l* Motor + V Koo
LAUNCHING NEW SX4 LOCATION : SHOWROOM PT JAGORAWI MOTOR TGL. 8 MEI 2010
Hubungi :
PT. JAGORAWI MOTOR
Main Dealer Mobil Suzuki
Jl. Jend. Sudirman No. 8 (Samping Puncak) Telp. (0717) 437997, 437998, Fax. (0717) 437997 Pangkalpinang - Bangka
Hadi Herdi Bambang Remon Afen Sandy Wizan
*)Syarat dan ketentuan berlaku.
: : : : : : :
081368511775 085273458600 081367706699 08117177166 085273637148 085268118833 085267457474
Tersedia Bengkel Mobil Suzuki Dan Suku Cadang Asli Telp . (0717) 431010, 08127177192
Kasus Proyek Pengadaan Kendaraan Dinas
KPA Proyek Dimintai Keterangan pelaksanaan proyek tersebut. Kepala Seksi Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Tanjungpandan Amru Siregar seizin Kajari Tanjungpandan YS Wibowo mengatakan pihaknya telah meminta
TANJUNGPANDAN, POS BELITUNG - Penanganan kasus proyek pengadaan kendaraan dinas Pemkab Belitung tahun 2005 terus bergulir. Beberapa saksi terus dimintai keterangan terkait
DEWAN PIMPINAN WILAYAH
PARTAI BULAN BINTANG
PARTAI BULAN BINTANG
PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya
Hj. ALBARINA BINTI SIMIN Dalam usia 80 tahun Ibunda H. Eko Maulana Ali Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
dan
BASARI BIN MADJID Dalam usia 87 tahun Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
Semoga Amal Ibadah Keduanya diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
Ir. M. Azrul Azwar Ketua
Sarpin, SE Ketua MPW
Remil Yanus Sekretaris
menjadi tersangka,” ujarnya. Terkait kebenaran dirinya telah dimintai keterangan sebagai saksi, harian ini berusaha mengkonfirmasi hal tersebut kepada Sekda Kabupaten Belitung H Mulgani yang juga KPA proyek. Namun ditemui di ruang kerjanya, Kamis (6/5), Mulgani ternyata sedang tidak berada di tempat. “Bapak, tidak ada di tempat, ada urusan dinas di luar kota. Mungkin dua minggu lagi bapak baru pulang ke Belitung,” kata Fitri, salah seorang staf Sekretariat Daerah Kabupaten Belitung. Seperti dilansir harian ini kasus proyek pengadaan kendaraan dinas tahun 2005 yang dianggarkan Rp 2,8 miliar itu bermula saat Pemkab Belitung mengadakan kendaraan roda dua dan roda empat, masing-masing berjumlah 22 unit sepeda motor dan 19 unit mobil. Diduga dalam pelaksanaan proyek tersebut terjadi mark up penentuan harga perkiraan sendiri (HPS) hingga negara mengalami kerugian sekitar Rp 400 juta. (i6)
keterangan Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) proyek pengadaan kendaraan dinas tahun anggaran 2005 yaitu H Mulgani yang juga Sekda Kabupaten Belitung sebagai saksi. “Saksi lain termasuk KPA proyek sudah kita periksa beberapa waktu lalu. Dan statusnya sampai saat ini masih saksi sama dengan saksi lainnya,” kata Amru kepada Grup Bangka Pos, Kamis (6/5). Hingga saat ini, jelasnya, belum ada tambahan tersangka baru lagi terkait kasus tersebut. Namun menurut Amru, tidak menutup kemungkinan status para saksi yang telah dimintai keterangan bisa saja berubah menjadi status tersangka. Penyidik kejaksaan sendiri saat ini baru menetapkan Pejabat Pengelola Teknis Kegiatan (PPTK) Tulus Santoso sebagai tersangka dalam kasus proyek pengadaan kendaraan dinas tersebut. “Semua saksi memungkinkan untuk perubahan status
FRAKSI GAN
DPRD KOTA PANGKALPINANG Menyampaikan :
BERGARANSI
Baik Tua Maupun Muda
Menyembuhkan Keluhan Mata seperti : -
KATARAK RABUN JAUH/DEKAT MIN/PLUS RABUN SENJA MATA MERAH/BERAIR KABUR AKIBAT DIABETES BUTA WARNA DLL BERGARANSI
Cukup 1x pengobatan dalam tempo s/d 15 hari, Anda akan melepas kacamata Buka jam : 08.00 s/d 20.00 WIB hari libur/Minggu tetap buka
Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999
Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/332/DINKES/III/2010
Khusus mengobati pria yang tidak jantan, hasil sangat memuaskan Mengobati Impotensi, Lemah syahwat, Ejakulasi dini, Kurang gairah, Kurang perkasa, tambah ukuran, yang tidak punya keturunan diusia tua atau muda dan yang berkaitan dengan kencing manis Ramuan tradisional dari india tanpa efek samping cukup 1x pengobatan, Anda dijamin sembuh untuk selamanya
Buka : 08.00 s/d 20.00 WIB Hari Minggu tetap buka, Izin Dep.Kes.RI. 177.2001 Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 + 500 m setelah Sukma Foto Garuda Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999 Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/2375/DINKES/X/2010
WALK IN INTERVIEW BANGKA POS - Kelompok Koran Daerah Kompas Gramedia, membutuhkan tenaga kerja yang dinamis dan menyukai tantangan untuk mengisi posisi :
MARKETING SIRKULASI ( MS )
Kualifikasi : 1. Laki Laki pendidikan minimal SMU/sederajat 2. Memiliki kendaraan sendiri 3. Berpenampilan menarik, komunikatif, dan suka tantangan 4. Berani kerja dengan target 5. Memiliki Pengalaman sales
CMY
Lamaran lengkap (CV, pas foto berwarna 2 lembar, foto kopi KTP) diantar dan Langsung Interview ke : Kantor Harian Pagi BANGKA POS Jalan Abdurrahman Siddik No. 1B Pangkalpinang Hari/Tanggal : Jumat, 7 Mei 2010 Pukul : 09.00 sd 14.00 WIB
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya Dalam usia 87 tahun Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Semoga Almarhum diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
Rinaldi Abdullah, SE Ketua
Dapatkan INNOVA
DIESEL
dan Pilih Sendiri Hadiahnya :
- Cash Back 5 Jt an + Blackberry Bold 9700 atau Notebook
Hubungi :
Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 86 Pangkalpinang, Telp. (0717) 437687, 437688 Fax (0717) 437687
Hp. 081367799007 (Mei Li) - 081271370008 (Wira) - 081367455533 (Megah)
Booking Service Hubungi : Sudiansyah/ Dedek (0717) 422920
BERITA DUKA CITA Telah meninggal dunia dengan tenang pada hari Rabu, 5 Mei 2010 pukul 19.45 WIB di RS. Harapan Kita, Jakarta. Anak, Menantu, Suami, Papa, Saudara kami yang tercinta:
JOHNNY HIDAYAT/ HIE KIUN FONG Pembina Yayasan Pendidikan Swadaya Dalam usia 62 Tahun Jenazah disemayamkan di rumah duka Yayasan Sentosa, Jalan Soekarno Hatta Pangkalpinang dan akan dimakamkan pada hari Sabtu, 8 Mei 2010 pukul 11.00 WIB.
Kami yang berdukacita : Papa Mama
: Hie Jatt San (Alm.) : Bui Bu Moi
Papa Mertua Mama Mertua
: Lie Se Chu : Bong A Giok
Istri : Aitie Pratiwi Hidayat/Lie Ai Tie Anak : - Rusmin Hidayat, S.Kom/Hie Min Ming - Shinta Hidayat, SE/Hie Sian Mei Adik : - Hie Tjit Lie (Alm.) - Iskandar/Hie Yun Fong - Sunlie/Hie Sun Lie - Alphin Himawan/Hie Phin Fong - Leonda Hasan/Hie Fen Fong - Benny Darmawan/Hie Pang Fong
Adik Ipar : - Sulaiman - Tjhin Khiuk Tin (Alm.) - Soedyono - Ho Wan Cin - Susy - Tina
Beserta segenap family
4
POS BELITUNG
JUMAT 7 APRIL 2010
tribun belitung
Sepak Bola Putri Digelar Hari Ini
■ Pertandingan Perdana Belitung Vs Bangka TANJUNGPANDAN, POS BELITUNG - Kompetisi sepak bola wanita PSSI Provinsi Bangka Belitung (Babel) hari ini digelar. Pertandingan pertama akan berhadapan tim tuan rumah Belitung Putri melawan Bangka Putri. Kick off rencananya akan dimulai pada pukul 15.30 WIB di Stadion Kabupaten Belitung, dihadiri Wakil Bupati Kabupaten Belitung, Sahani Saleh. A Rani Rasid koordinator Sepak bola wanita PSSI Kabupaten Belitung mengatakan, segenap panitia sudah siap. Segala kebutuhan dan kelengkapan pertandingan sudah dikoordinasikan pada technical meeting di hotel Mendanau, Tanjungpandan, Kamis (6/5) malam. “Semua sudah beres. Keamanan dari pihak kepolisian sudah ada. Tim medis juga. Pengawas pertandingan beserta wasit semua sudah oke. Asal jangan hujan saja, karena semua kegiatan di fokuskan di stadion,” kata A Rani Rasid kepada Grup Bangka Pos, Kamis (6/5). Sementara itu, untuk menghadapi pertandingan perdana, tim Belitung sangat optimis untuk meraih poin penuh. Helyana, manager I tim Belitung Putri mengatakan, timnya saat ini
Kompetisi Sepak Bola Putri PSSI Provinsi Babel 2010 Jadwal Pertandingan ● Jumat 7 Mei 2010, pukul 15:30 WIB: Belitung Putri VS Bangka Putri ● Sabtu 8 Mei 2010, pukul 15:30 WIB: Bangka Putri VS Beltim Putri ● Minggu 9 Mei 2010, pukul 15:30 WIB: Beltim Putri vs Belitung Putri SUMBER: PANITIA PENYELENGGARA. (K1)
dalam kondisi yang sangat baik. “Kondisi tim saat ini sangat bagus dan cukup tenang, tidak ada ketegangan yang saya lihat di wajah anak-anak. Ini karena kami sudah melakukan persiapan selama empat bulan sejak Januari. Untuk itu target kami saat ini adalah juara,” kata Helyana seraya menambahkan, selama kompetisi tim Belitung Putri akan menginap di Hotel Mendanau. Saripudin, Pelatih Kepala Belitung Putri mengatakan, timnya akan menerapkan formasi 4-4-2 sebagai formasi andalan mereka. Dengan latihan fisik, taktik dan beberapa kali uji coba, ia yakin formasi ini bisa berjalan dengan baik. “Memang tidak ada persiapan khusus menjelang pertandingan esok, saya
hanya ingin anak-anak tenang dulu,” kata Saripudin. Saripudin mengaku sangat optimis, dengan pemain sebanyak 25 orang yang didominasi oleh para pemain usia muda ini akan mampu mengatasi permainan lawan. Sementara itu Edwin, Manager Bangka Putri mengaku tidak memiliki target khusus dalam mengikuti kompetisi ini. Ia hanya ingin timnya bisa bermain all out. “Tapi perlu dicatat kami memliki dua pemain yang ikut timnas ke Myanmar pada bulan Agustus 2009,” kata Edwin. Menurut Edwin, timnya tiba di Belitung Kamis (6/5) sekitar pukul 18.00 WIB. Pemain mereka yang berjumlah 16 orang. (k1)
Dispora Sosialisasikan BPAP 2010 TANJUNGPANDAN, POS BELITUNG Dinas Pemuda dan Olah Raga (Dispora) Provinsi Bangka Belitung (Babel) menggelar sosialiasi bakti pemuda antar provinsi (BPAP) tahun 2010 di ruang sidang Setda Kabupaten Belitung, Kamis (6/5). Sosialisasi dilakukan dalam rangka mempersiapkan pelaksanaan BPAP yang akan dilaksanakan selama 45 hari dimulai pada tanggal 7 Juni hingga 21 Juli 2010 di Desa Keciput dan Desa Tanjungbinga, Kecamatan Sijuk. Hendri Suzanto, Kepala Seksi Pemberdayaan dan Kewirausahaan Dispora Kabupaten Belitung mengatakan, sosialisasi disampaikan oleh Jhon Saragi, Kepala Bidang Kewirausahaan, Dinas Pemuda dan Olah Raga (Dispora) Provinsi Babel. Sosialiasi dihadiri Camat Sijuk, Polsek Sijuk, Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Belitung, calon orang tua angkat, Kepala Desa (Kades) Tanjungbinga dan Kades Keciput. “Peserta berjumlah 32 orang yang terdiri dari 24 orang gabungan asal Provinsi Kalimatan Barat, DKI Jakarta dan Sumtra Barat. Selain itu ada juga tambahan delapan orang Purna Prakarya Muda Indonesia Provinsi Babel yang merupakan alumni dari BPAP tahun lalu,” kata Hendri Suzanto kepada Grup Bangka Pos, Kamis (6/5). Hendri menjelaskan, pada tanggal 7 Juni 2010 para peserta akan diasramakan terlebih dahulu di Mess Pemda Jalan A Yani Tanjungpandan. Setelah itu pada tanggal 10 Juni
mereka akan di serahkan pada pemerintah desa setempat. “Rencananya Gubernur Babel akan langsung melakukan penyerahan tersebut. Untuk itu sosialiasi ini dilakukan agar masyarakat Tanjungbinga dan Keciput serta pihak-pihak yang terkait bisa mempersiapkan segala sesuatu yang nantinya dibutuhkan untuk kegiatan tersebut,” kata Hendri Menurut Hendri, selama berada di desa, para peserta BPAP nanti akan melakukan sejumlah kegiatan seperti pertukaran budaya, pengenalan sektor usaha masyarakat setempat, diskusi dengan kelompok pemuda dan bakti sosial. “Mereka nanti akan diinapkan di rumahrumah penduduk desa tempat mereka diserahkan, jadi nanti mereka bisa merasakan langsung keseharian masyarakat desa tersebut,” jelas Hendri. Sedangkan untuk pendanaan, menggunakan dana APBN yang disalurkan melalui Dispora Provinsi Babel. Untuk mendukung kegiatan ini pemda membentuk tim koordinasi BPAP yang disahkan dengan surat keputusan bupati pada tanggal 29 April 2010. “Tim ini mempunyai tugas memfasilitasi pelaksanaan kegiatan BPAP 2010 yang bertempat di Kabupaten Belitung. Jadi nanti biaya yang ditimbulkan akibat pelaksanaan tugas tim dibebankan kepada anggaran SKPD atau instansi masing-masing. Misalnya untuk transportasi menuju lokasi kegiatan, ataupun menyediakan rumah inap bagi peserta,” jelas Hendri. (k1)
Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun
Segenap Pimpinan, Manajemen dan Staf
PT. KARINI UTAMA
CRUMB RUBBER FACTORY
Jl. Raya Mentok KM. 20 Desa Kemuja, Kec. Mendo Barat Telp. (0717) 435333/081373231088
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Berpulangnya Ke Rahmatullah
Dalam usia 87 tahun Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Semoga Almarhum diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
serumpun sebalai
POS BELITUNG
Novila Resort Dituding Bermasalah ■ Tanpa Izin Amdal
SUNGAILIAT, BANGKA POS -- Walaupun bangunannya sudah berdiri dan terkesan megah, namun Hotel Novila Resort di lingkungan Kampung Pasir Kelurahan Sungailiat dituding bermasalah karena tidak memiliki izin Amdal. Sejumlah pihak, termasuk aktivis pemerhati lingkungan hidup di Kota Sungailiat menyoroti keberadaan hotel tersebut. Mereka mensinyalir pembangunan Novila Resort terbentur masalah izin Amdal dan operasional hotel ini dianggap telah melanggar prosedur maupun peraturan yang berlaku saat ini. “Hasil pengecekan kita memang kawasan sepadan lindung pantai sudah dirambah oleh pihak hotel. Kini kondisinya sudah berdiri bangunan seperti tambak dan rumah-rumah pondok. Semestinya bangunan tersebut tidak boleh berdiri di kawasan itu apalagi informasi yang kita dapat izin Amdalnya belumlah dimiliki oleh pihak hotel (Novila Resort-red),” kata aktivis lingkungan hidup dari LSM Hamass Babel Amhar Harun kepada Bangka Pos Group di Sungai-
liat, Rabu (5/5). Amhar mengaku, pihaknya merasa miris karena pihak Manajemen Novila Resort masih menjalankan kegiatan perhotelan sementara persoalan perizinan belum dilengkapi. Salah seorang manajer di Novila Resort, Hari, saat dikonfirmasi Bangka Pos Group, Selasa (4/5) sore, membenarkan bahwa hotel itu belum memiliki izin Amdal. “Permasalahannya memang itu. Dan itu masih dalam proses,” ungkap Hari singkat. Hal senada diungkapkan rekan kerjanya, Ivan. Ivan menambahkan, hotel tempatnya bekerja sebenarnya telah mengantongi sejumlah izin termasuk izin menyangkut masalah lokasi hotel (Novila Resort). Namun ia mengaku, izin Amdal belum dimiliki oleh pihak manajemen hotel. “Baru-baru ini kita sempat dipanggil ke DPRD Bangka, ya menyangkut masalah izin itulah. Sebab selama ini yang mengurus untuk segala perizinan saya, dan saya tahu persis masalah hotel ini,” tegasnya. Terpisah Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bangka melalui
Kepala Seksi (Kasi) Objek Wisata Indrata Yusaka saat dikonfirmasi mengenai izin Amdal Hotel Novila Resort, tak menampik hotel tersebut saat ini bermasalah. “Masalah itu sudah lama kita ketahui dan masalah perizinan yang kita keluarkan atau izin kepariwisataan sudah kita keluarkan kepada mereka, tidak ada masalah. Nah, untuk masalah Amdalnya kan itu kewenangan pihak Badan Lingkungan Hidup,” ungkap Indrata saat ditemui di kantornya, Rabu (5/5) pagi. Ia menambahkan, alasan pihaknya menerbitkan izin kepariwisataan dikarenakan mengacu kepada surat-surat perizinan lainnya yang sudah dimiliki pihak manajemen Novila Resort, kecuali izin Amdal. Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Bangka Fredy Asmanto membantah kawasan sepadan lindung pantai yang kini kondisinya telah berdiri bangunan berupa tambak ikan dan pondok rumah yang dibangun oleh pihak hotel itu bermasalah. “Kawasan itu kan tidak ada permasalahan dan sekarang masih dalam proses izin Amdalnya,” kata Fredy saat dihubungi melalui ponselnya Rabu (5/5) siang. (rap)
Atlet Babel Mendulang Emas PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Kontingen Babel berhasil mendulang tiga medali emas dan dua medali perak serta satu medali perunggu dalam Kejuaraan Nasional Atletik Remaja dan Yunior 2010 di Stadion Madya Senayan Gelora Bung Karno, Jakarta. Tiga medali emas diperoleh dari cabang jalan cepat yunior putri atas nama Sri Radita, lempar lembing remaja putri atas nama Sulistini serta lompat tinggi yunior putri atas nama Dwi Putri Juniati. Sedangkan medali perak diraih dari cabang tolak peluru remaja putra atas nama Ifles dan lompat jangkit remaja putra M Oza Areba. Sementara satu medali perunggu dari lari gawang 100 meter yunior putri atas nama Rohimayati. Dalam kejurnas kali ini PASI Babel mengirimkan 22 Atlet dengan lima official dan pelatih. Ketua KONI Babel, Suharli Tahor, kepada harian ini, Kamis (6/5), mengatakan rencananya Jumat (7/6) pagi akan turun atlet dari nomor jalan cepat remaja Putri Uesi Suratina, Nulan Lestari pada lompat jauh yunior putri dan Dwi Riski Ambarwati dalam nomor lempar cakram remaja yunior putri. Suharli merasa optimis para atlet tersebut akan menambah perbendaharaan medali bagi Kontingen Babel. “Insya Allah, atlet Babel akan dapat mendulang emas. Dimana kita merasa optimis akan dapat menyumbangkan lima medali emas dari yang kita targetkan,” tukas Suharli.(rya)
Dimana Anda Menginap
JUMAT 7 MEI 2010
5
Agenda Banmus Jadi Perdebatan PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Penyampaian jadwal agenda dewan dalam rapat paripurna penyampaian nama-nama anggota pansus dan anggota banleg, Rabu (5/ 5) di Gedung DPRD Babel diwarnai perdebatan sengit antar sesama anggota DPRD. Perdebatan itu mengenai pembahasan anggaran pendahuluan sebelum perubahan APBD 2010. Sebagian anggota dewan meminta agar dibahas terlebih dahulu di Badan Anggaran (Banggar). “Kita meminta dalam pembahasan anggaran ini, tidak di bahas terlebih dahulu di tingkat pimpinan baik itu fraksi, komisi dan pimpinan dewan. Tetapi yang lebih berwenang adalah dibahas di Banggar terlebih dahulu,” kata Ketua Fraksi PDIP Didit Srigusjaya dalam forum penyampaian jadwal kerja anggota dewan yang se-
belumnya telah disahkan di dalam Banmus. Senada dikatakan Ketua Fraksi PKS, Ridwan Thalib yang menegaskan, untuk agenda Banmus bukan menjadi patokan yang tidak dapat dirubah. Demikian juga dikatakan Rustam Effendi bahwa Banmus tidak serta mereta mengikat. Pimpinan sidang sifatnya sebagai fasilitasi dan bukan pembuat keputusan yang sifatnya kolegial. Protes yang dilancarkan beberapa anggota dewan ini, langsung disangkal oleh pimpinan sidang yang saat itu di pimpin langsung Ketua DPRD Babel, Ismiryadi. “Jadwal ini, atau agenda ini bukan keputusan pimpinan sidang, tetapi hasil rapat bersama dengan anggota Banmus secara bersama. Jadi jangan salahkan sekarang ini,” kilah Isimiryadi sembari melurus-
kan kejadiannya. Perdebatan terus terjadi, hampir 25 menit. Bahkan permasalahan sering melebar dan saling tuding satu sama lain. Namun kejadian itu, akhirnya reda dimana keputusan akhir menyatakan akan diadakan rapat Banmus ulang untuk membahas agenda jadwal kegiatan dewan yang baru. “Ini hanya salah tafsir saja, dimana seharusnya tanggal 6 hingga 8 Mei itu pembahasan anggaran sebelum perubahan dibahas pada Banggar, baru selanjutnya dibahas dan diserahkan kepada pimpinan. Sebelumnya terbalik. Selain itu mengenai prolegda akan kita kaji kembali. Sebab sudah ada badan yang dibentuk seperti badan penanggulangan bencana. Inikan perdanya belum ada, bahkan raperdanya baru mau dibahas,” pungkas Ismiryadi.(i2)
?
ALAMAT DAN RESERVASI HOTEL-HOTEL DI BANGKA BELITUNG
Jl. Soekarno Hatta KM. 5 No. 57 Pangkalan Baru Telp. (0717) 4256888, Fax. (0717) 4256889, email : bangka@santika.com
Kawasan Wisata Pantai Parai Tenggiri Sungailiat 33201 Bangka Telp. (0717) 94888, Fax.(0717) 94000
TANJUNG PESONA BEACH RESORT
Come and Try our sea view cotteges with complete facilities
For Business Travellers & Holiday Maker
Jl Semabung Lama No 272 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 433436, 433437, 433438, 433439
PU
RI INSAN A
S
Reservation & Information : Ph : (0717) 435560 - 435562, Fax. (0717) 435561, HP. 0812 7123 5999 website : http ://tanjung-pesona.com, E-mail : tanjungpesonabangka@yahoo.co.id
IH
PANTAI REBO - SUNGAILIAT - BANGKA ISLAND - INDONESIA
HOTEL BUMI ASIH PANGKALPINANG
HOTEL
Jl. Jend. Sudirman No. 25 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 437776, 437778, 437784, 437785, Fax : (0717) 437775
HC
HOTEL CENTRVM
P A N G K A L P I N A N G
Jl. Depati Amir No. 8 Pangkalpinang Telp. (0717) 421696, 423047, 436739, 436729, Fax. (0717) 437489 Pangkalpinang 33121
PENGINAPAN SAMPURNA CIPTA Jl. Girimaya Bukit Besar Pangkalpinang Telp. (0717) 7020835 Fax. (0717)434835 E-Mail : edotelpkp@yahoo.com
JL. RAYA PELTIM, MUNTOK KABUPATEN BANGKA BARAT Phone : 0716-21401, Fax.0716-22124, Hp.08127175909 Email : sampurna_cipta@yahoo.com
BERSAMA MEMBERI ARTI
PASADENA
HOTEL & RESTAURANT JL. KOMPLEK PEMKAB BANGKA BARAT PAL 4 MUNTOK KAB. BABAR PHONE : (0716) 7002123 / 08127858393, FAX : (0716) 7002111 ( SEKELAS HOTEL BERBINTANG )
Jalan Yos Sudarso No. 17 Tanjungpandan - Belitung Telp. (0719) 21432-21434 Fax. (0719) 21433
Jl. Soekarno Hatta 198 AB Pangkalpinang - Babel Telp. (0717) 437600
Hotel
Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun
HOTEL CENTRVM
Convention, Business, Tourism and Resort Hotel
Kawasan Wisata Pantai Pasir Padi Pangkalpinang Bangka - Indonesia Telp. (0717) 7010166 / 4256095 Fax. (0717) 4256196 Website : www.serrataterracehotel.com
DIREKSI, STAF & KARYAWAN
PT. TIMAH (Persero) Tbk BESERTA PERUSAHAAN ANAK
Menyampaikan :
TURUT BERDUKA CITA Yang Sedalam-dalamnya atas Meninggalnya
Jl. Jend. Sudirman No. 173 Sungailiat Telp. (0717) 95888 Fax. (0717) 95777
Comfortable Business Hotel Jl. Mentok No. 37 Pangkalpinang Telp (0717) 439071 email : hotelmitra@telkom.net
&
Klub
Jl. Depati Gegedek No. 50 Tanjungpandan - Belitung Telp. (0719) 22887 Fax. (0719) 23377
Jln. Pegadaian, Dsn. Lipat Kajang 2 Ds. Baru Manggar Telp. 0719 - 91423 Belitung Timur
Ayahanda dari H. Syamsuddin Basari Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung
INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI : BANGKA POS : TELP. (0717) 437084, FAX (0717) 437082 POS BELITUNG : TELP. (0719) 21033, FAX (0719) 24622
Pastikan Kami Sebagai Media Promosi Usaha Anda
Dalam usia 87 tahun
Jalan Tanjung Tinggi Sijuk Belitung Telp. (0719) 24100, Fax. (0719) 24101
Semoga Almarhum diterima disisi Allah SWT dan kepada keluarga yang ditinggalkan mendapat kekuatan lahir dan batin, Amin
bisnis Maskapai Sriwijaya
Tambah Frekuensi Penerbangan S U N G A I L I AT, Rock Island, Parai BANGKA POS-Beach Resort, Selasa Maskapai pener(4/5) malam. bangan Sriwijaya Selain itu, load factor Air rencananya semua pesawat denbakal menambah gan rute Pangkalpifrekuensi penerang-Jakarta cukup babangan untuk rute gus dengan pencaPangkalpinangpaian sekitar 80 persBANGKA POS/DOK Jakarta. Penamen. “Dengan demikiFreddy De Hart bahan ferkuensi an, bakal bertambahitu dari 5 kali menjadi 6 kali per nya frekuensi penerbangan harinya. dengan rute Pangkalpinang“Hal ini dilakukan karena Jakarta, maka dampaknya kita melihat karakter penerfrekuensi penerbangan sebangan di Bangka Belitung makin ramai dan akan mem(Babel) unik sekali, sehingga bantu penumpang melakukan Sriwijaya Air pun akan meperjalanan dengan pilihan waknambah frekuensi penerbatu lebih banyak,” terangnya. ngan untuk rute PangkalMeski menurut Freddy, oppiang- Jakarta,” kata Freddy erator penerbangan lain dari De Hart, Districk Manager Sriberbagai maskapai terus berwijaya Air Pangkalpinangm tambah yang melayani rute saat memberikan sambutan tersebut, tiadak membuat dalam acara Kunjungan STPB mereka urung untuk menam(Sekolah Tinggi Pariwisata bah frekuensi penerbangan ke Bandung) dan dialog menBabel. “Tapi itulah, load factor genai pariwisata Babel di The atau tingkat keterisian penum-
pang untuk rute tersebut cukup tinggi. Sehingga dari bandara Depati Amir Bangka kalau orang tidak sempat terbang pagi atau siang bahkan sore hari, maka malam hari pun masih bisa terbang dengan semakin banyaknya frekuensi penerbangan,” jelas Freddy. Sementara, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Babel, Yan Megawandi dalam kesempatan yang sama mengatakan, sangat bangga dengan Sriwijaya Air karena menjadi maskapai yang dikelola olah putra Bangka dan berhasil menjadi tiga yang terbaik di Indonesia. “Namun demikian, kita berharap kedepan maskapai ini bisa melakukan penerbangan dari luar negeri langsung ke Bandara Depati Amir Bangka guna membantu meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan ke Babel,” ujar Yan. (sas)
Harga 6 MEI Timah 2010 Dunia USD/TON LME
KLTM
17.200
17.870
Komoditi
POS BELITUNG
Lokasi
CPO Karet TSR 20 Lada PUtih Lada Hitam
Harga
Medan Palembang PangkalPinang Lampung
6
Satuan
7.114 26.915 43.891 25.787
Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg
KURS TRANSAKSI BANK INDONESIA
MEI 2010
Mata Uang
Rupiah Terus Melemah
pa campuran bahan kimia dan pengawet. Menurut Ridwan Alawi, Eksekutif Marketing PD Gentong Mas, tingkat permintaan selalu naik seiring dengan makin banyaknya masyarakat yang merasakan manfaat Gentong Mas sehingga tingkat permintaan terus melonjak secara signifikan. Untuk informasi lebih lanjut hubungi: 081322364969, 0857 64376235 , bagi anda yang ingin mendapatkannya sudah tersedia di Apotik/Toko obat terkemuka di kota Anda. Pangkalpinang: Apt Media, Apt Wijaya, Apt Bangka, TO Asli Jaya, Apt Kita. Apt Asli, Apt Sejahtera T.O Intisari, Apt Sehati, Apt. Algi Farma, Apt Karunia, Apt Semoga Sehat, Apt Alfa, TO Atung; Kab. Bangka 085267967444, Sungailiat : Apt. Dian, Apt. Benua, Apt Prima , Apt . Berkah Mandiri, Apt. Jaya Parma, Apt Sungailiat,TO Mutiara, TO Anuggrah, Apt Medhika, TO Sederhana, Toko Chrisko, Belinyu : TO. Ikajaya, Apt Sahabat Jaya, Apt Bangka Farma ; Kab. Bangka Barat 085268858629, Muntok : Apt Rizky Sejahtera, Apt Putra Parma ; Koba : Apt Delta 10 Jl Pos, TO Delta; Kab. Bangka Selatan 081367509304 Toboali ; Apt Amanah, Apt Nirwana . Apt Hidayah, Apt Sumber Sehat, Apt Sabang, TO Sumber Waras, Apt Rosdiana ; Kab Belitung (0719) 24372 Tanjung Pandan : Apt. Uni Farma, Apt Budi, Apt. Libenkal, Apt Karunia, T.O Lina, T.O Toni Willy, T.O Ceria, T.O Rico, Tk Hakim, Tk. ASli, Tk. Cihuy. Kab Belitung Timur 081368338489 Manggar : Apt. Manggar Jaya, Kios Agogo, Kelapa Kampit : T.O Bunda, T.O Amanda P-IRT No.812320501114 www.gentongmas.com
disampaikan melalui perbankan. Demikian disampaikan Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat Agung Laksono saat men-
Disain Baru
JAKARTA, BANGKA POS -- Untuk menjaring kredit usaha rakyat atau KUR lebih besar lagi terhadap usaha kredit mikro, Bank Indonesia tidak lagi harus dimintakan izin. Persetujuan cukup dari bank penyalur KUR itu sendiri. Pola seperti itu dikhususukan untuk persetujuan penyaluran KUR di bawah Rp 5 juta. Namun, untuk KUR di atas Rp 5 juta ke atas, Bank Indonesia tetap mewajibkan setiap bank untuk meminta persetujuan BI terlebih dulu. BI akan memeriksa terlebih dulu permintaan KUR yang
KELUARGA BESAR
BANGKA POS GROUP Mengucapkan :
Selamat Ulang Tahun
KEPADA KARYAWAN BANGKA POS GROUP DEWI AMELIA
OLYMPIC S P R I N G
NAMA MARTA DARMAN GUNAWAN JANTIE JAILANI HERMANTO USMAN RA'IS DIDY HENDRA WIJAYA SUKIRMAN TITIK PUSPA BD.ELITA SUYONO SYAKDUDIN AMAD SULAIMAN ROTIPA. M BASTOMI BISTOK HUTAPEA DIAH MEIRIAWATI DRS. SUYONO SELAMAT FREDY SYAFRIN ASRON ISMAIL RUSTAMADJI ZAINAL ABIDIN MUHARI MARYADI FITRI MUNZIR FREDY SYAFRIN
B E D
...have a nice dream ! PARADISO
HB. Accent Bench Deco
TWIN CATS HB. Metal 02
HERITAGE HB. Hermes
MARVEL HEROES IB HB. 3D MARVEL
JADWAL KM. SAHABAT, KM. SALVIA DAN KM. SRIKANDI
PANGKAL BALAM - TANJUNG PRIOK - TANJUNG PANDAN (PP) DARI DARIPANGKAL PANGKALBALAM BALAM
JUMAT JUMAT MINGGU
NAMA KAPAL SALVIA
TANGGAL
HARI
04/05/2010 07/05/2010 07/05/2010 09/05/2010
HARI
TANGGAL
RABU
05/05/2010
03.00 24.00 24.00
DARI TANJUNG PRIOK RABU 05/05/2010 19.00
PANGKALPINANG (BANGKA)
Jl. Yos Sudarso No. 46 Pangkalbalam Telp. (0717) 421149 HP. 0852 6778 8992, 085267023795
SABTU SABTU
08/05/2010 08/05/2010
KM BUKIT RAYA
JUM AT 21-MAY-10 18.00 JUM AT 18-JUN-10 18.00 (JADWAL SELANJUTNYA MENYUSUL)
KM SIRIMAU
SELASA 11 MAY 10 21.00 SELASA 25 MAY 10 21.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
KM BUKIT RAYA
JAM 23.00
KM SIRIMAU
18.00 24.00
KM LAWIT KM LEUSER
DARI TANJUNG PANDAN KAMIS 06/05/2010 03.00
JAKARTA
CMY
Direktur
BELINYU - KIJANG (PP)
SELASA 04 MAY 10 19.00 SELASA 01 JUN 10 19.00 SELASA 29 JUN 10 19.00 (JADWAL SELANJUTNYA MENYUSUL) KAMIS
13 MAY 10 07.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
BELINYU - TG. PRIOK (PP)
BELINYU - TG PRIOK - SEMARANG - B LICIN - MAKASSAR - LARANTUKA - KALABAHI - KUPANG (PP)
TG PANDAN TUJUAN TG PRIOK
JUM AT
23 MAY 10
08.00
TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK - SADANG - SIBOLGA
(JADWAL SELANJUTNYA MENYUSUL) JUM AT 14 MAY 10 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
Jl. Griya Agung Blok M 3 No. 19 Sunter Jakarta Utara Jl.Telex - II No.10 AB Telp. (021) 6401618, 6401628 Air Ketekok Tj.Pandan Telp. (0719) 7000530 HP. 081384184818 HP. 081977821964
MINGGU
07.00
TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK (PP)
02 MAY 10
09.00
TG PANDAN/TG RU - PONTIANAK - SEMARANG
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
Hubungi PT. PELNI Pangkalpinang Telp. (0717) 422216 / 422743 dan PT PELNI sub cab Tg.Pandan Telp (0719)21719 Tiket dapat dibeli di Loket PT. PELNI setiap hari kerja dan Travel Biro yang telah ditunjuk : CV. Sumber Rizki (di Belinyu) Telp. (0715) 321494 - CV. Marissa (di Belinyu) Telp. (0715) 321273
PIMPINAN DAERAH KELUARGA BESAR PUTRA PUTRI POLRI
(KBPPP)
KEPULAUAN BANGKA BELITUNG Ir. H. Sukirman Tanjung, MH Rere Ali Amin. W, A.Md Ketua
Sekretaris
Beserta Jajaran
Manajemen Beserta Staff
PU
Himawan
BELINYU - KIJANG - TEREMPA - NATUNA - PONTIANAK SURABAYA (PP)
TG PANDAN TUJUAN PONTIANAK
KM LEUSER
TG.PANDAN (BELITUNG)
RI
INSAN A
HOTEL
HOTEL BUMI ASIH PANGKALPINANG
Jl. Jend. Sudirman No. 25 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 437776, 437778, 437784, 437785, Fax : (0717) 437775
PT. HATIKA PATRA PERSADA
POLRI RESOR BELITUNG POLSEK MEMBALONG
KONTRAKTOR, SUPPLIER, TRANSPORTASI, KEAGENAN
Hatika Direktris
Iptu Sahbaini, SH
Beserta Staff
beserta anggota dan Bhayangkari
Jl. Cinkon No. 29 Tanjungpandan Belitung Telp (0719) 22168, Fax (0719) 23992
Kapolsek Membalong
CINDERAMATA KHAS PULAU BELITUNG 21 Tahun Pengerajin Satam (1989 - 2010)
FIRMAN ZULKARNAEN Pengrajin
Jl. Dahlan Rt. 06 / 03 No. 29 Pkl Lalang Tanjungpandan - Belitung Kepulauan Bangka Belitung 33412, Indonesia, Telp. (0719) 22734, HP. 0813 7373 4555
Jl.Soekarno - Hatta No.82 Pangkalpinang 33146 (Bangka) Phone (+62717) 422515, 7021778 Fax.(+62717) 438717
BERANGKAT HARI / TANGGAL / JAM DARI PELABUHAN - TUJUAN BELINYU TUJUAN KIJANG
BELINYU TUJUAN TG.PRIOK
DARI TANJUNG PRIOK
JAM 19.00
PT. PELNI
BULAN MEI - JUNI 2010 Jl. Depati Amir No. 67 Telp (0717) 422743 - 422216, Fax (0717) 421304 Pangkalpinang - Bangka
NAMA KAPAL
SELASA
TGL LAHIR 7/5/1968 7/5/1969 7/5/1983 7/5/1971 7/5/1960 7/5/1974 7/5/1962 7/5/1986 7/5/1977 7/5/1961 7/5/1967 7/5/1976 7/5/1954 7/5/1955 7/5/1960 7/5/1958 7/5/1970 7/5/1953 7/5/1966 7/5/1954 7/5/1959 7/5/1957 7/5/1965 7/5/1969 7/5/1960 7/5/1975 7/5/1991 7/5/1989 7/5/1952 7/5/1959
JADWAL KAPAL PENUMPANG PELNI
PERIODE : MEI 2010
NAMA KAPAL
ALAMAT JL. TELADAN BARU - TOBOALI DESA KELAPA - BANGKA BARAT JL. JERING - BATURUSA - BANGKA JL. JEND. SUDIRMAN - PANGKALPINANG DESA PUPUT - KECAMATAN SIMPANG KATIS DESA KERETAK KECAMATAN SUNGAI SELAN KOMP GURU SD N NO 27 NIBUNG JL.TANJUNG PESONA - SUNGAILIAT JL.KAPTEN SURAIMAN ARIEF - PANGKALPINANG JL.PEMUDA GG SRIKAYA - SUNGAILIAT GG.DUKU LAMPUR KEC.SUNGAI SELAN POLINDES AIR ITAM - KERETAK JL.BUKIT SEMUT - SUNGAILIAT KA. SDN 117 DESA MANCUNG - KELAPA JL.STASIUN 12 P.PADANG - SUNGAILIAT JL. TIKUNG MAUT - TOBOALI JL. KEJAKSAAN - PK.PINANG JLN. SUDIRMAN - PK PINANG JL. HOS COKROAMINOTO GG. KERAMAT III - S.LIAT JLN. MELATI - B MERAPIN PANGKALPINANG JL. PANJI PASIR - BELINYU BANGKA JL. JEND. SUDIRMAN PRUMNAS UPTB TOBOALI DESA PERLANG - KOBA DESA SIMPANG KATIS KEC, SIMPANG KATIS DESA SUNGAI SELAN KEC. SUNGAI SELAN DESA SIMPANG KATIS KEC, SIMPANG KATIS JL. JEND. SUDIRMAN - BELINYU AIR ITAM - PANGKALPINANG DUSUN TIRUS KEL RIAU KEC RIAU SILIP PERUMNAS JL MENTOK - PANGKALPINANG
HUT PELANGGAN DI ATAS DIMUAT SESUAI DENGAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE KANTOR BANGKA POS DAN POS BELITUNG, MASIH RIBUAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE PENERBIT TETAPI TIDAK MENCANTUMKAN TANGGAL LAHIR, KEDEPAN DIHARAPKAN PELANGGAN SETIA M E N G I S I D E N G A N L E N G K A P D ATA K W I N TA N S I L A N G G A N A N .
SEGERA DAPATKAN DI TOKO-TOKO FURNITURE TERDEKAT DI KOTA ANDA.
SRIKANDI SALVIA SRIKANDI SALVIA SRIKANDI
7 MEI
KEPADA PELANGGAN BANGKA POS GROUP
R
KAPOLDA KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
HONDA NIAGA BANGKA
DAPATKAN HARGA SPECIAL DI TOKO SNB/ANEKA FURNITURE JL. GATOT SUBROTO (JL. BARU) TANJUNGPANDAN TELP. (0719) 7007891
DAPATKAN DI TOKO MITRA Jl. SRIWIJAYA TANJUNGPANDAN (+ 300 m DARI BCA) 0719 - 23555
BRIGJEN. POL. Drs. M. RUM MURKAL
Pimpinan
Plastic Furniture
Tak Harus Izin BI
ATAS KENAIKAN PANGKAT
Julius Chandra
9,159.00 8,303.55 8,893.10 8,205.52 11,761.99 9,750.88
jawab pers, seusai mengikuti rapat terbatas di Kantor Presiden, Kompleks Istana, Jakarta, Kamis (6/5). (kompas.com)
Spring Bed
Selamat & Sukses
PT. SELAT NASIK INDOKWARSA
9,251.00 8,387.88 8,989.41 8,291.66 11,882.91 9,849.87
KAMIS, 6 MEI 2010 -- SUMBER: WWW.BI.GO.ID
Eropa yang dimulai di Yunani kini mulai menyebar ke Portugal hingga Italia yang terus merembet ke Amerika Serikat,” katanya, seraya menyebutkan, dengan adanya pengunduran diri Sri Mulyani Indrawati sebagai menteri keuangan, maka para pengamat pemeringkat asing mulai memperhatikan kondisi politik di dalam negeri. (kompas.com)
JAKARTA, BANGKA POS -- Kurs rupiah terhadap dolar AS di pasar spot antarbank Jakarta, Kamis (6/ 5) sore makin terpuruk hingga menjauhi angka Rp 9.250 per dolar AS, akibat faktor negatif dari eksternal maupun internal. Nilai tukar rupiah terhadap dolar merosot menjadi Rp 9.265-Rp 9.275 per dolar AS dibanding penutupan hari sebelumnya Rp 9.080-Rp 9.090 atau melemah 185 poin. Direktur Retail Banking PT Bank Mega Tbk, Kostaman Thayib mengatakan, tekanan pasar yang makin kuat sudah diduga sebelumnya, sehingga rupiah terus terpuruk mendekati angka Rp 9.300 per dolar AS. “Apabila tekanan pasar berlanjut, maka rupiah pada hari berikut kemungkinan sudah ada di level Rp 9.300 per dolar,” katanya di Jakarta, Kamis, kemarin. Menurut dia, rupiah merosot karena kekhawatiran pelaku pasar terhadap krisis keuangan di kawasan Eropa dan Amerika Serikat yang diperkirakan akan mulai menyebar. “Krisis keuangan di
Kurs Jual Kurs Beli
1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 100.00
SUMBER:WWW.BAPPEBTI.GO.ID
SUMBER:WWW.LME.CO.UK/ KLTM.COM.MY
Tetap berprestasi setelah Maag dan Typhus pergi PEPATAH orang tua untuk kembaMengenai sakit Maag, menurut li ke alam sekarang terasa kebeIlham, manfaat Gentong Mas baru narannya. Lingkungan yang seterasa setelah rutin minum selama makin menurun kualitasnya dan satu setengah bulan. “...sekarang pola makan yang tidak semaag tak menjadi kenhat menjadi pangkal utadala lagi untuk optimal ma mudahnya penyakit bekerja....bahkan saya hinggap. Berbagai riset tetap rutin minum Gensudah membuktikan bahtong mas karena rasa wa herbal (tumbuhan) lezatnya dan untuk sangat efektif sebagai mempertahankan stampencegah dan mengtataina agar tetap si berbagai penyakit. prima...”ucap Ilham Ilham (35 th) warga Jl menutup perbincangan. KH Mas Mansyur Sungai Gentong Mas adalah Kujang Samarinda- Kalsuplemen kesehatan Ilham tim meyakini betul petudengan kandungan vitaah orang tua di atas, Karena itu min dan nutrisi bermutu. Bahan utadia sangat berhati-hati dalam ma Gentong Mas yaitu Gula Aren dan menjaga kesehatan. Namun Nigella Sativa (Habbatussauda) terbagaimanapun juga banyak hal bukti memiliki banyak manfaat. Menuyang tak bisa dielak olehnya, dirut Jeff Nugent dalam buku “Permacantaranya Maag dan Thypus. ulture Plants (2004)” Riboflavin dan “...sakit maag sudah saya derita Ascorbic Acid , yang dikandung Gensejak lama akibat keasyikan kerja tong Mas, memperlancar metasehingga telat makan... sedangbolisme, memperbaiki kerja sel dan kan Thypus baru-baru ini memperkuat kekebalan tubuh . Sedatang...kata dokter akibat madangkan menurut Imunolog Jerman, kanan yang kurang higienis...” Hidelbert Wagner, Nigella Sativa , yang papar Ilham mengawali obrolan. menjadi bahan Gentong Mas, meKarena takut efek samping, nambah daya tahan tubuh terhadap Ilham tak berani minum obat kimberbagai penyakit. ia sembarangan. Beruntung saat Gentong Mas juga mengandung itu dirinya membaca testimoni teFiber dan Glycine yang berfungsi natng Gentong mas dikoran menormalkan kadar asam di lamlokal. Karena merasa produk bung dan Riboflavin yang memperherbal tak membawa efek sampbaiki kerusakan selaput mukosa di ing, Ilham segera mencobanya pencernaan sehingga dapat dengan minum Gentong Mas semencegah dan mengatasi Maag. cara rutin tiga gelas sehari. BerMeski demikian, pola hidup sehat syukur, belum lima tiga hari , yaitu berolahraga secara teratur, manfaat Gentong Mas sudah mengurangi rokok dan banyak miterasa. “...alhamdulillah, Thypus num air putih perlu dijalankan. secara perlahan mereda dan hiGentong Mas dibuat dari bahan lang....” ucap Ilham bersyukur. murni pilihan dan diproses alami tan-
Nilai
USD AUD CAD CHF EUR JPY
IH
JUMAT 7 MEI 2010
S
CMY
6
DISTRIBUTOR RESMI SEPEDA POLYGON KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
MULTI MULIALINDO DEPAN POLSEKTIF PANGKALAN BARU Jl. KOBA NO. 12 PANGKALPINANG 33684 BANGKA TELP. (0717) 421475
PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG
DINAS PEKERJAAN UMUM Ir.Ansori, MT Kepala Dinas Beserta Staff
Komplek Perkantoran Gubernur Air Itam Pangkalpinang, email: kimpraswil@ppinang.wasantara.net.id
BANGKA POS
BANGKA POS GROUP
tribun line
POS BELITUNG MINAT lulusan SMA/SMK/ MA di Bangka Belitung untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi lokal belum tampak. Masih banyak siswa yang harus bertarung pada UN ulang. Lagipula beberapa perguruan tinggi belum membuka pendaftaran mahasiswa baru. Universitas Bangka Belitung (UBB) dan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddiq (STAIN SAS) baru pertengahan Mei nanti membuka pendaftaran mahasiswa baru (PMB). Bahkan seleksi mahasiswa baru STAIN SAS tahun akademik 2010/2011 mengacu kepada syarat seperti masuk ke perguruan tinggi negeri (PTN) di Indonesia. Jika terlaksana tahun ini, tak gampang lagi untuk lolos
Ini Barang Yang Isak Ilang sambungan hal 1 lik tersangka. Selamet dihadapan polisi sempat membantah bila pakaian itu dikatakan barang hasil curian. Petugas yang tidak kehilangan akal kemudian mengkonfrontirkannya dengan Ny Evi, saksi korban yang kehilangan barang dagangan sekitar satu bulan lalu. Warga Dusun Penirokan, Kecamatan Kelapa Kampit ini mengaku kehilangan pakaian jadi dari dalam toko pakaiannya. “Inilah barang-barang aku
DPT Beltim 74.791 Pemilih sambungan hal 1 yang belum terdaftar dalam DPT tapi mempunyai hak pilih,” jelas Mahmud. Basuri kembali menanyakan batas waktu bagi warga yang belum terdaftar agar bisa dimasukan dalam DPT. “Untuk waktunya nanti kita akan bicarakan lagi dengan KPU, waktu yang tepat kapan,” ujar Mahmud. Data Akurat Calon wakil bupati Yusti Erlina, pasangan calon bupati Usmandie A Andeska mengingatkan semua pihak bahwa masalah DPT sangat rawan penyimpangan. Karena itu perlu dicermati oleh pemilih, masyarakat, pasangan calon, serta parpol. “Yang namanya DPT tidak dapat lagi diubah setelah ditetapkan, namun jawaban tadi panwas akan rekomendasi ini mesti disampaikan ke semua calon,
IUP Hampir Separuh Luas Babel sambungan hal 1 “KP-KP kabupaten maupun provinsi semuanya sudah berubah menjadi IUP. Ada beberapa penyesuaian yang harus dilakukan berkaitan dengan wilayah pertambangan,” kata Rusbani. Untuk wilayah pertambangan sekarang tidak ada lagi proses permohonan untuk pembuatan KP, tapi harus ada proses pelelangan serta luas IUP minimal 5.000 hektare. “Dulu kalau ada yang mau membuka KP sibuk membuat surat permohonan. Sekarang sistemnya tidak seperti itu, harus ada proses lelang dan
Jumiati Gemetar Terima Terios sambungan hal 1 kan kemudahan dalam segala urusan dan diberi umur panjang agar bisa menunaikan ibadah haji. Perempuan tujuh anak ini deg-degan ketika pihak BRI Tanjungpandan memberitahukan secara resmi melalui
Loyo Menghilang, Wajah pun Terang Sambungan Halaman 1 yang dicampur kedelai itu. Dan hasilnya? “Kesemutan di kaki itu berangsur-angsur hilang dan sekarang sudah jarang muncul. Badan yang tadinya loyo sekarang tidak, dan wajah pun terlihat cerah,” ujarnya. “Selain itu, kadar gula darah saya yang dulu di atas 500 sekarang sekitar 200,” lanjut wanita yang sudah punya enam cucu ini. Protein kacang hijau dan kedelai kaya akan arginin dan glisin. Kedua asam amino itu merupakan komponen penyusun insulin dan glukogen yang disekresi pankreas. Protein nabati lebih mudah diterima ginjal ketimbang hewani. Makin tinggi asupan protein,
JUMAT 7 MEI 2010
Peminat PT Babel Belum Membludak
7
menjadi mahasiswa STAIN SAS. Bisa jadi bentuknya semacam ujian masuk perguruan tinggi negeri (UMPTN). Kepastian pemberlakuan UMPTN untuk penerimaan mahasiswa tahun akademik 2010/2011 masih dibahas antara pihak STAIN dengan Departemen Agama RI. “STAIN belum membuka pendafaran mahasiswa baru. Saat ini STAIN di bawah naungan Departemen Agama. Sesuai dengan kebijakan Kementerian Departemen Agama yang mengatur SPMB pada PTN,” kata Iskandar MHum, Pembantu Ketua III STAIN SAS Babel menjawab Bangka Pos Group, Rabu (5/5).
Kebijakan SPMB baru akan diterapkan pada 2010. Sebelumnya SPMB diserahkan sepenuhnya kepada pihak STAIN. Apakah akan diberlakukan seperti UMPTN? “Informasi ini bersifat sementara karena kebijakan dari Depag baru datang tadi siang. Baru akan dirundingkan. Satu atau dua hari mendatang kami akan memberikan informasi mengenai penerimaan mahasiswa baru di STAIN tersebut,” kata Iskandar. STAIN SAS saat ini memiliki tiga jurusan, Tarbiah, Syariah, dan Dakwah. Untuk Tarbiah ada tiga program studi (prodi) yaitu Pendidikan Aga-
ma Islam (PAI), Pendidikan Bahasa Inggris dan Pendidikan Guru Raudhatul Athfal (Pendidikan Guru Taman Kanak-kanak). Jurusan Syariah satu prodi yaitu Manajemen Perbankan Islam, sedangkan Dakwah juga satu prodi Bimbingan Penyuluhan Islam. Sama dengan STAIN, UBB juga belum membuka pendaftaran mahasiswa baru. UBB baru membuka masa pendaftaran 14 Mei hingga Agustus 2010. Di UBB terdapat Fakultas Tekhnik dengan program studi Teknik Elektro, Teknik Sipil, Teknik Mesin, serta Teknik Pertambangan. Fakultas Pertanian, Perikanan
dan Biologi, dengan program studi Agroteknologi, Agribisnis, Biologi, dan Manajemen Sumberdaya Perairan. Sedangkan untuk konsentrasi non-eksakta terbagi dua fakultas, yaitu Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial, terdiri dari Ilmu Hukum dan Sosiologi, serta Fakultas Ekonomi, Akuntansi dan Manajemen. “Pendaftaran memang belum dibuka, namun sampai saat ini sudah ada yang mendaftar. Dari 30 April hingga 5 Mei sudah ada sembilan calon mahasiswa yang mendaftar,” ungkap Anto Wahyudi Koordinator PMB UBB. Sejak berdiri, minat calon
mahasiswa mendaftar ke UBB cukup baik. Lulusan sekolah lanjutan atas yang mendaftar ke satu-satunya universitas di Babel ini mencapai seribuan orang. Hanya saja pihak UBB membatasi jumlah mahasiswa di bawah 900 orang tiap tahunnya di empat fakultas. “Untuk tahun ini kami menargetkan sebanyak 800 mahasiswa baru untuk empat fakultas dan 12 program studi, sesuai dengan daya tampung UBB. Tahun 2009 kami menerima 863 mahasiswa baru dan FPPB lebih diminati” ujar Anto. Demikian pula dengan Stikes Abdi Nusa Pangkalpinang. Perguruan tinggi swas-
ta ini juga belum membuka pendaftaran mahasiswa baru. “Pendaftaran mahasiswa baru akan dibuka mulai 12 Mei nanti,” kata Elvi Sunarsih Pembantu Ketua III bidang Kemahasiswaan Stikes Abdi Nusa dihubungi terpisah. Stikes Abdi Nusa memiliki program unggulan yaitu Ilmu Kesehatan Masyarakat. “Seperti tahun-tahun sebelumnya, program studi Ilmu Kesehatan Masyarakat lebih banyak diminati,” ujar Elvi. Rata-rata pihak perguruan tinggi optimis kalau program studi yang ditawarkan di masing-masing PT itu bakal diminati oleh mahasiswa baru mengingat masa pendaftaran cukup panjang dan sebagian besar siswa masih mengikuti UN ulang. (k12)
yang isak ilang kemarik, tapi ndak semue nye. Mane yang lain nye ye,” kata Ny Evi dihadapan petugas di Polsek Kelapa Kampit. Ia mengaku lega begitu mengetahui pelaku yang mencuri barang dagangannya berhasil ditangkap. Ia sempat kesal karena banyak pakaian jadi miliknya yang dicuri dan akhirnya berhasil diamankan polisi dari tangan tersangka. Ny Evi sempat mencocokkan daftar belanja pakaian yang dibelinya, dengan pakaian jadi yang diamankan petugas. Hasilnya, pakaian yang masih ada lebel itu cocok dengan jenis dan merek
pakaian yang ada di daftar belanja pakaian yang dibawanya. Namun tersangka Selamet tetap mengelak telah mencuri pakaian itu. Ia berdalih membeli pakaian itu dari sebuah toko di Tanjungpandan. “Kejadian sudah lama sekitar sebulan lalu, pencurinya masuk lewat jendela. Lalu keluarnya lewat pintu belakang. Padahal waktu itu sekitar jam 02.00 WIB malam, sempat kebangun mau bikin susu anak. Baru sadar paginya barang dagangan sudah dicuri,” ungkap Ny Evi kepada Grup Bangka Pos di Kantor Polsek Kelapa Kampit. (bev)
Pembobol Counter Handphone Dibekuk
alasannya apa, kenapa dan daerah mana tambah terus dimana yang berkurang,” kata Yusti. Ketua tim sukses pasangan calon Leo Fernando-Nurul Huda, Husaini Rasyid mengatakan angka DPT yang telah ditetapkan KPU adalah angka akurat. “Apapun resiko terjadi ke depan, kita harap angka itulah akurat, tak ada lagi rekomendasi. Bahasa panwas itu sebelum DPT ini ditetapkan,” tegas Husaini Rasyid yang juga anggota DPRD Kabupaten Beltim ini. Ketua DPRD Kabupaten Beltim Jafri yang turut hadir angkat bicara. Ia menegaskan agenda pertemuan kali ini adalah rapat pleno penetapan DPT, sehingga tak ada lagi rekomendasi karena dinilai sangat beresiko. “Namun bila kita hari ini tak tetapkan DPT, maka kapan waktunya jika masih perlu koreksi dan rekomendasi dari panwas. Mohon kiranya ketua KPU dapat menyikapi. Reko-
mendasi pemilih oleh panwas khawatir konflik ke depan,” jelasnya. Wakapolres Beltim Kompol Ivan AN mengatakan masalah DPT sangat rawan terjadinya konflik pemilukada. Perselisihan biasa terjadi setelah perhitungan usai pemungutan suara, dengan alasan ada nama pemilih tapi tak terdaftar, atau nama pemilih yang dihilangkan. “Ini mohon DPT bila telah ditetapkan maka tak bisa ubah. Bila rekomendasi panwaslu ada perubahan kembali, maka berita acara tentu akan diubah. Jangan sampai kerawanan ini muncul,” jelasnya. Basuri meminta agar KPU Kabupaten Beltim dapat menetapkan DPT yang telah melalui proses pendaftaran pemilih. Selanjutnya daftar nama pemilih di DPT agar dapat disampaikan pula kepada pasangan calon sebagai bentuk tranparansi KPU sehingga tidak ada lagi perubahan nama pemilih di kemudian hari. (iwn)
toko kelontongan di Kecamatan Badau, pelaku mengambil rokok dan shampo sachet. “Untuk sementara baru dua yang kita amankan untuk diproses lebih lanjut. Dari dua yang diamankan ini, pelaku pencurian dan satunya lagi diduga sebagai penampung barang hasil curian dari pelaku. Kita masih terus melakukan pengembangan setelah ditangkapnya pelaku ini, untuk mengetahui ada tidaknya pelaku lainnya, maupun kemungkinan masih ada korban lainnya,” kata Catur kepada Grup Bangka Pos, Kamis (6/5). Polisi saat ini telah mengamankan sejumlah barang bukti dari tangan kedua pelaku, berupa handphone berbagai merek lebih dari 30 unit, satu unit laptop, pakaian baru, dua buah kartu ATM, asesoris handphone, rokok, sampo sachet dan lainnya. Selain itu ikut diamankan benda semacam jimat, berupa kain putih yang terdapat tulisan mirip dengan huruf Arab gundul maupun tanda panah dari tangan pelaku. Benda tersebut, jelas Catur, selalu dibawa oleh pelaku saat hendak menjalankan aksinya. “Pelaku tetap kita proses lebih lanjut, apalagi aksi pencurian ini sudah cukup meresahkan masyarakat. Selain dilakukan pemeriksaan terhadap pelaku, kita juga akan memanggil saksi korban untuk dimintai keterangan,” kata Catur. Bayar Hutang Ditemui harian ini di Polsek
Kelapa Kampit, tersangka Selamet membenarkan telah mencuri di tiga tempat tersebut. Dalam aksi di sebuah rumah warga di Kecamatan Dendang, tersangka berhasil mengambil laptop, dua unit handphone, serta sejumlah uang berikut dompet milik korban. Selanjutnya di toko kelontongan warga di Kecamatan Badau, tersangka membawa kabur rokok berbagai merek dan shampo sachet. Terakhir tersangka membobol counter handphone dekat Puskesmas Kelapa Kampit pada Minggu (2/5) lalu. Ia mengungkapkan sehari sebelumnya, Sabtu (1/5) siang, dirinya berangkat ke Kelapa Kampit dengan menumpang bis umum tujuan Manggar dan tiba sekitar pukul 18.00 WIB. Tersangka kemudian menuju kediaman seorang rekannya. Sekitar pukul 19.00 WIB, ia bersama rekannya keluar rumah untuk membeli handphone dengan menggunakan sepeda motor milik rekannya tersebut. Di counter handphone ini, Selamet bukan hanya membeli handphone secara tunai, tetapi juga mengamati isi maupun sisi ruangan di dalam counter. Setelah membeli handphone, ia bersama rekannya kembali ke rumah rekannya. Menjelang tengah malam, ia keluar seorang sendiri dengan mengendarai sepeda motor rekannya menuju counter handphone tersebut.
“Waktu keluar sendiri, nggak ngasih tahu sama teman mau kemana. Cuma bilang pinjam motor mau keluar. Waktu di luar sambil bawa motor ternyata sudah lewat counter handphone itu, lalu kembali lagi dan berhenti agak jauh dari counter,” jelas buruh bangunan yang mengaku sudah sekitar satu tahun berada di Belitung. Pria yang tidak punya tempat tinggal tetap dan hidup berpindah-pindah ini menggunakan obeng untuk mencongkel bagian pintu counter. Setelah pintu terbuka, ia kemudian mengambil 30 unit handphone, asesoris dan barang lainnya yang ada di dalam counter. Setelah itu, ia pun pulang ke kediaman rekannya sambil membawa barang hasil curian. Minggu pagi, ia langsung berangkat ke Tanjungpandan dengan menumpang mobil salah seorang warga. Dari 30 unit handphone yang dicuri, hanya 16 unit yang dibawanya. Sisanya diberikan kepada seorang rekannya. Sementara itu Giarto yang ikut diamankan polisi mengatakan handphone-handphone tersebut diberikan kepadanya untuk membayar hutang tersangka kepada dirinya. “Dia (tersangka--red) punya hutang dengan saya, karena tidak bisa dibayar dengan uang, dikasih handphone sama saya. Handphone yang dikasih itu juga sudah rusak, jadi saya simpan,” jelasnya. (bev)
minimal 5.000 hektare dan maksimal 100 ribu hektare untuk tambang mineral logam. Sedangkan untuk tambang batuan 500 hektare,” jelasnya. Sampai saat ini belum ada perusahaan baru yang membuat IUP menunggu peraturan baru mengenai reklamasi dan penutupan lahan. “Sekarang baru dua PP (peraturan pemerintah), yaitu PP Nomor 22 tentang Wilayah pertambangan dan PP Nomor 23 tentang Pelaksanaan pengelolaan pertambangan,” ungkap Rusbani. Sehari sebelumnya Direktorat Jenderal Mineral Batubara dan Panas Bumi Kementerian ESDM Bambang Setiawan mengatakan, sebanyak 9.000 pemegang KP telah mengajukan permohonan untuk diubah menjadi IUP. Tidak seluruh KP yang me-
ngajukan permohonan tersebut otomatis diubah menjadi IUP. Pihaknya akan mengecek dulu kelengkapan administrasi dari KP-KP yang mengajukan permohonan tersebut. Pemerintah memberikan tenggat waktu kepada para memegang KP untuk segera menyelesaikan perubahan izin menjadi IUP paling lambat pada bulan April. Hal ini diatur dalam pasal 112 ayat 4 butir a PP Nomor 23 tahun 2010 tentang Kegiatan Usaha Pertambangan Mineral dan Batubara yang diterbitkan pemerintah beberapa waktu lalu. Dalam PP itu disebutkan bahwa KP harus disesuaikan menjadi IUP dalam waktu paling lambat tiga bulan sejak berlakunya PP sehingga pada bulan April hal itu sudah harus diselesaikan. (k8)
“Apakah itu dari unsur Polri sendiri atau di luar Polri, akan kita lakukan proses penyidikan,” katanya. Ditambahkannya, kebocoran ini sengaja dibuat untuk menimbulkan keresahan di internal Polri. Sehari sebelumnya Mabes Polri telah memeriksa rekening milik Irjen Budi Gunawan terkait tudingan kepemilikan rekening mencurigakan senilai Rp 95 miliar. Polri belum menemukan adanya jumlah dana sebesar yang diberitakan media di rekening itu. “Kami sudah dalami itu. Jumlahnya tidak sama, jauh lebih kecil,” kata Wakadiv Humas Polri, Brigjen Zainuri Lubis, di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (5/5). Zainuri menyayangkan tindakan Indonesia Corruption Wacth (ICW) yang telah menyebarkan informasi perbankan yang diduga berasal dari PPATK itu. “Sumbernya
tidak jelas dan isi data tidak akurat,” kata Zainuri. Irjen Budi Gunawan juga sudah membantah pemberitaan yang menyebutkan dirinya dan anaknya HW memiliki harta kekayaan mencapai Rp 95 miliar yang ditengarai berasal dari transaksi mencurigakan. Budi juga menilai pemberitaan yang berawal dari rencana pelaporan ICW terkait perwira tinggi Polri yang memiliki rekening Rp 95 miliar sebagai suatu pelanggaran hukum. Dalam laporan tersebut, PT SJI di Ketapang, Pangkalpinang pada tahun 2007 menyetor sejumlah uang ke rekening HW sebesar Rp 9 miliar karena perusahaan peleburan timah itu bermasalah dalam pembelian pasir timah. Mengenai hal ini, Dinas Pertambangan dan Energi Provinsi Babel hanya menge-
tahui kalau PT SJI salah satu smelter yang ada di Babel. Perusahaan tersebut sempat bermasalah dengan pembelian pasir timah. “Memang ada penangkapan dari pihak kepolisian mengenai kasus pertambangan karena tidak mempunyai surat dari Bea Cukai dan izin untuk pengangkutannya berapa tahun lalu,” kata Rusbani, Kabid Pertambangan Umum Dinas Pertambangan dan Energi Provinsi Babel saat menggelar konferensi pers di Media Center Diskominfo, Rabu (5/5). Sesuai aturannya, kata Rusbani, perusahaan tidak boleh membeli timah ilegal. “Memang tidak boleh membeli timah dari TI-TI yang tidak ada surat izinnya. Mengenai masalah transfer-transfer seperti itu kita tidak tahu. Orang pertambangan tidak pernah merasa ditransfer,” tukas Rusbani. (tribunnews/roy/k8)
surat beberapa hari lalu, yang menyatakan Jumiati sebagai pemenang hadiah utama undian Simpedes BRI berupa satu unit mobil Daihatsu Terios. Tak hanya itu, Jumiati yang sehari-hari bekerja sebagai ibu rumah tangga bahkan sempat tak enak makan, meski tidur di malam hari tetap nyenyak seperti biasa. “Waktu dikasih tahu dapat mobil undian Simpedes, tidur
bisa, tapi tidak enak makan. Tentang dapat mobil ini, anakanak sudah diberi tahu semua,” kata Jumiati. Pimpinan BRI Tanjungpandan Anton Palgunadi mengatakan, pajak hadiah undian ini ditanggung oleh pihak BRI. Sedangkan pajak mobil, seperti bea balik nama kendaraan ditanggung oleh pihak pemenang undian Simpedes. (h4)
sekresi insulin dan glukogen ke tubuh makin meningkat sehingga glukosa darah berkurang karena sebagian diubah jadi energi. Selain itu, polisakarida pada kedelai dan kacang hijau mampu menekan kadar glukosa dan trigliserida dalam darah, serta menurunkan rasio insulin-glukosa. Lalu, betaglukan merupakan sumber utama pencegah tingginya gula darah. Caranya, dengan menyerap kandungan gula yang berlebihan yang akan disirkulasikan ke seluruh tubuh, sehingga tak menumpuk. Ada lagi polifenol. Selain sebagai antimikroba, zat ini dapat menurunkan kadar gula darah. Zena-600 laku karena manfaatnya nyata dan formulanya merupakan penyempurnaan formula kedelai bubuk yang kini banyak beredar. Tapi, produk ini bukanlah obat
melainkan makanan kesehatan untuk keluarga. Untuk konsultasi kunjungi segera purwati-s@centrin. net.id atau telepon (021) 70288540 Distributor Zena600 Babel Telp . (0717) 7023842, HP. 08117172511, sudah tersedia di Apotik dan Toko Obat sbb : Pangkalpinang : Apt Media, Apt Setia, Apt Algi Farma, Sungailiat : Apt Sehat, Apt Sungailiat, Belinyu : Apt Sahabat Jaya, Koba : Apt Delta, Apt Sehat, TO Nirwana, Toboali : Apt Sumber Waras, Apt Rusdiana, Apt Sabang, Apt Amanah, Mentok : TO Air Mancur, TO Sehat, Jebus : TO Harapan Baru, Tanjungpandan : TO Lina, Apt Budi, Apt Unifarma, TO Toni, Klp Kampit : TO Bunda Farma, Manggar : Apt Manggar Jaya.
sambungan hal 1 pa Kampit bekerjasama dengan anggota Satreskrim Polres Belitung. Ia diringkus polisi saat hendak menemui salah seorang rekannya di Tanjungpandan, Rabu (5/5). Polisi berhasil menangkap tersangka setelah lebih dulu mengantongi ciri dan identitas pelaku dan kemudian melakukan pengejaran ke wilayah Tanjungpandan. Selain itu, polisi juga mengamankan Giarto (32), salah seorang rekan tersangka yang diduga menampung barang hasil curian. Kapolsek Kelapa Kampit Ipda Yohanes Catur Erwin seizin Kapolres Beltim AKBP Rajendra Sumihar mengungkapkan tersangka tak hanya menggasak puluhan handphone di dalam counter handphone dekat Puskesmas Kelapa Kampit, tetapi juga menyatroni rumah salah seorang warga di Kecamatan Dendang dan sebuah toko kelontongan di Kecamatan Badau. Dalam aksinya di rumah salah seorang warga di Kecamatan Dendang yang terjadi sekitar satu bulan lalu, Selamet menggondol laptop (komputer jinjing), dua unit handphone, serta sejumlah uang berikut dompet milik korban. Sedangkan saat mencuri di
Polri Selidiki Kebocoran LHA Budi Gunawan sambungan hal 1 redar itu. “Jumlahnya nggak sebesar itu,” tukasnya. Lebih lanjut, Polri membantah telah membocorkan LHA Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) milik Budi Gunawan itu. “Telah kami koordinasikan, yang pertama dari PPATK menyatakan tidak pernah ada kebocoran itu, tidak pernah mengeluarkan LHA itu, karena memang menurut UU Pencucian Uang bahwa laporan LHA PPATK itu ditujukan untuk kepentingan penyelidikan,” ucap jenderal bintang dua itu. Penyelidikan kebocoran data akan dilakukan pada penyidik Polri dan pihak luar.
Tokek Raksasa Terjual Rp 179 Miliar sambungan hal 1 yang mengaku ingin membeli tokek tersebut. Wartawan Tribun di Nunukan pun menghubungi Arbin yang berada di Tawau, Malaysia untuk melihat kembali tokek yang berada di Kalakbakan tersebut. “Setelah dicek lagi ternyata sudah dibeli oleh orang Indonesia. Tokeknya sudah dibawa keluar negeri, kalau tidak salah ke Cina,” kata Arbin. Tidak banyak informasi yang didapatkan Arbin mengenai transaksi tersebut. Sebab, sang pemilik tokek juga sudah berangkat ke Kuala Lumpur. “Saya sudah mencoba mencari informasi siapa yang membeli, namun tidak ada yang tahu. Orang-orang sana cuma menyebutkan ada orang dari Indonesia yang membeli,” ujarnya. Mengobati Penyakit Andi Makkuraga Hidayat, warga Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, mengatakan bersedia membeli tokek seberat 64 kilogram yang ditemukan di perbatasan antara Siemanggaris, Nunukan, dan Seudong, Malaysia, oleh se-
orang remaja, warganegara Malaysia yang tinggal di Kalabakan, dengan harga Rp 25 miliar per ons. Satu kilogram sama dengan 10 ons. “Saya sengaja datang ke Tribun (Kaltim) memang untuk membeli tokek tersebut. Saya tahu informasi itu memang dari Tribun dan langsung berniat membeli. Saya berani beli Rp 25 miliar per ons,” tegas Andi. Jika dihitung maka tokek itu berharga Rp 16 triliun. Sejak tiga tahun lalu, dia memang berbisnis tokek. Mulai dari Bandung, Surabaya hingga Tuban sudah dijelajahinya untuk berburu tokek. Dan sejauh ini baru tokek seberat 5 kg yang berhasil ditemuinya, di daerah Bandung. “Makanya kaget juga waktu baca, trus ada tokek 64 kg. Luar biasa. Dulu saya pernah menawar tokek 1 kg yang per ons-nya saya hargai Rp 10 miliar. Sekarang untuk tokek 64 kilogram saya berani beli Rp 25 miliar per ons,” katanya meyakinkan. Andi memercayai bahwa tokek mampu mengobati penyakit HIV/AIDS. Inilah yang membuat tokek banyak diburu, baik oleh orang Indonesia maupun dari luar negeri. Meski demikian, diakui Andi, selama ini bisnis jual beli tokek yang ditekuninya kerap tak selalu berjalan mulus. (tribun kaltim)
BANGKA POS GROUP Harian Pagi BANGKA POS
Harian Pagi POS BELITUNG
Penerbit : PT Bangka Media Grafika SIUPP : 125.9/SK/MENPEN/SIUPP/1999 Tanggal 11 Mei 1999 Direktur Utama : Herman Darmo Direktur : C Budiarto, Agus Ismunarno Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab : Agus Ismunarno Redaktur Pelaksana : Albana, Vovo Susatio ; Manajer Redaksi : Catur Waskito Edy ; Manager Peliputan : Dody Hendriyanto; Manajer Litbang/Dok dan Teknologi Informasi : -- ; Manager Produksi : Fitriadi. Sekretaris Pimpinan : Kurniawati Redaktur: Fennie Yadi, Ichsan Mokoginta, Rusaidah, Kamri , MC Tedja Pramana, Ismed Hasanudin Siregar, Sri Sugiarti, Khamelia, Fery laskary, Staf Redaksi Pangkalpinang: Agus Nuryadhyn, Alza Munzi H, Asmadi P Siregar, Sasmita Dwipa, . Bangka: Edwardi (Kepala Biro Sungailiat), Deddy Marjaya, Meliyanti, Nurhayati; Riyadi ; Rudy ; Ryan Augusta Perkasa (Simpang Katis, Simpang Rimba & Sungaiselan); Barliyanto (Kepala Biro Bangka Tengah & Bangka Selatan); Budi Wardoyo,Suhendri (Toboali); Belitung: Rusmiadi, Novita,Hamdani. Biro Jakarta : Achmad Subechi (Kepala) Sutrisman Dinah, Agung Budi Prasetyo, FX Ismanto, Heroe Baskoro, Johnson Simanjuntak, Hendra Gunawan, Sugiarto. Pemimpin Perusahaan : Daryono Manajer Percetakan: Komaryono; Manager Iklan dan Promosi : Heru Windharko; Manajer Sirkulasi: Ruslan ; Manajer Umum : Hui Ming ; Manajer Keuangan : - ; Asisten Manajer Sirkulasi Belitung : M Arif Subakti;Koordinator commercial Marketing : Emil Mahmud ; Koordinator AE : --, Koordinator Promosi: Fatonah; Adv Creative: Berni Wijaya Koordinator Administrasi Bisnis dan Customer Service Centre: Wiwik Susilawati Koordinator PSDM : Dewi Agustina; Koordinator Inkaso : Suparman; Koordinator Percetakan : Tri Atmadja; Alamat Kantor Pusat Bangka Pos Group Redaksi/Sirkulasi/Iklan: Jl KH Abdurachman Siddik No 1 B (Eks Jl Sriwijaya) Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung 33131. Telp. Redaksi (0717) 437084, 437085, Fax (0717) 437082, Telp Sirkukasi/Iklan: (0717) 437086 dan 437087. Belitung : Jl Gaparman No. 7 Tanjungpandan Telp.(0719) 21033, Fax.(0719) 24622 Online/website:http://www.bangkapos.com; E-mail: bangkapos@bangkapos.co.id: iklan@bangkapos.co.id; sirkulasi@bangkapos.co.id; bpeo@bangkapos.co.id; bpcm@bangkapos.co.id; posbelitung@bangkapos.co.id Harga Langganan di wilayah Bangka Belitung : Rp 62.000,- per bulan. Luar Wilayah Bangka Belitung Rp. 98.500,- (pembayaran dimuka). Terbit tujuh kali seminggu. Pembayaran Iklan dan Sirkulasi Bank BCA Cabang Pangkalpinang (a/n PT Bangka Media Grafika) Rek No 0410331888 Percetakan : PT Bangka Media Grafika (Isi di luar tanggungjawab percetakan); Alamat percetakan: Jl KH Abdurachman Siddik No: 1B (Eks Sriwijaya) Pangkalpinang Bangka 33131. Setiap artikel atau tulisan yang dikirim ke Redaksi hendaknya diketik dengan spasi rangkap, maksimal lima halaman kuarto, ditandatangani, dan disertai foto diri, foto copy identitas (kalau ada, cantumkan nomor telepon dan faksimile). Semua naskah yang dikirim ke redaksi akan menjadi milik BANGKA POS GROUP. WARTAWAN BANGKA POS GROUP SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL KHUSUS, DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER
CMY
T
ribun POS BELITUNG
RENUNGAN
JUMAT
Oleh: Fathur Rohman
Berburu Pahala di Kantor Mulailah dari yang kecil, mulailah dari diri sendiri dan mulailah dari sekarang.
B
JUMAT 7 MEI 2010
MESKI tidak diketahui lagi siapa saja yang mengelola lahan yang memiliki luas sekitar 30 hektar di Desa Pelangas Kecamatan Simpangteritip, namun hutan yang sering disebut masyarakat setempat sebagai hutan kelekak ini, kelestariannya tetap dijaga. Ekosistem di dalamnya baik flora dan fauna yang tumbuh didalamnya, semua masih terjaga dan dilindungi. Dari berbagai pepohonan yang menghasilkan beragam buah antaranya durian, rambai, manggis, bernai, cempedak, duku, tampui dan jenis buah lainnya, kemudian berbagai jenis kayu hutan, satwa semuanya dilindungi.
Hukum adat posisinya lebih kuat dan mengikat, masyarakat agar lebih patuh dengan hukum adat WELLY WAHYUDI Kades Pelangas Kecamatan Simpangteritip nya sendiri, telah tertanam melalui kesadarannya masing-masing, untuk menjaga kelekak. “Keberadaan hutan dan kelekak tetap terjaga, meskipun secara adat resmi aturan dan sanksinya belum
BANGKA POS/RIYADI
WISATA KELEKAK -- Kawasan hutan dan kebun di Desa Simoang Gong, Pelangas hingga Pangek Kecamatan Simpangteritip, diorientasikan untuk jadi kawasan obyek wisata yang unik yakni Wisata Kelekak oleh Pemkab Bangka Barat. Kawasan hutan dan kebun yang berada di bukit dan lereng bukit Pangek diantara tiga desa tersebut, sarat dengan tumbuhan buah-buahan khas seperti durian, cempedak, duku dan lainnya. Kawasan itu juga potensi untuk obyek wisata alam.
Luas lahan sekitar 30 hektar ini diantaranya terbagi dua yakni hutan lindung di Gunung Penyabung dan hutan kelekak diantara kanan dan kiri sekitar jalan raya desa setempat. Ketika musim durian tiba, siapapun masyarakat yang hendak menunggunya tidak ada yang dilarang. Namun dengan syarat, siapapun yang masuk ke hutan kelekan dan hutan lindung, dilarang melakukan aktifitas penebangan dan pengrusakan lingkungan yang berisi flora dan fauna. Hutan kelekak kelukoi di Desa Pelangas, sampai saat ini belum dikelola dan dilindungi secara adat resmi. Namun masyarakat secara turun menurun dengan kesadaran-
ada, tapi masyarakat secara turun menurun berdasarkan kebiasaan, kesadaran mereka sudah terbangun dengan sendirinya untuk menjaga, melestarikan aset hutan kelekak itu,” ujar Kades Pelangas Kecamatan Simpangteritip, Welly Wahyudi di Kantor Desa Pelangas Kamis (22/4). Masyarakat dan Pemdes menyambut baik dengan adanya rencana dari Pemerintah Daerah, yang akan membangun hutan kelekak itu menjadi kawasan wisata kelekak. Sedangkan hutan di Gunung Penyabung, statusnya sudah ditetapkan menjadi hutan lindung, oleh SK Bupati Bangka Barat. Pemdes Pelangas bersama tokoh adat setempat, beberapa waktu lalu, menggelar raperdes FIQIH untuk membahas rencana usulan ke pemerintah daerah agar hutan kelekak dijadikan wisata kelekak. Potensi hutan di Desa Pelangas selain menyimpan kekayaan kayu hutan, Betapa adilnya Allah SWT yang hasil beragam jenis mengukur kecantikan semata-mata dari buah-buahan, juga seisi hati masing-masing mahlukNya bagai sumber resapan air, tempat bersarangENGUKUR kecantikan seseorang wandiam, karena pada dasarnya semua perkataan nya lebah madu, beita menjadi relatif, tergantung siapa yang itu tidak terlepas dari dua nilai, yaitu perkataan ragam satwa seperti berkomentar dan dari sudut apa peberunsur kebaikan dan perkataan berunsur keburung, pelanduk dan nilaian dilakukan. Penilaian bisa kareburukan. Tidak berkata-kata alias diam (tidak hewan melata lainnya. na ukuran tinggi badan, bentuk wajah, atau warberkomentar) karena apabila berkomentar dina kulit seseorang. Kecantikan lahiriah didapat pandang mengandung unsur keburukan. Misal“Potensi inilah yang gratis dari Allah SWT. tanpa campur tangan orkan menahan diri dari mengeluarkan kata-kata selama ini dijaga kelesang yang bersangkutan, diberikan begitu saja, yang dapat menyakiti hati orang, meledek/mengtariannya oleh “Sesungguhnya Kami menciptakan manusia hina, mencaci maki,menghasut/provokasi, masyarakat, yang dalam bentuk yang sebaik-baiknya.” (At- Tiin 95: mengkritik orang dengan tidak arif, dll. 4). 2. Mampu Mengendalikan Diri sudah berlangsung seWalaupun telah diciptakan dalam sebaik-baik Dari Abu Hurairah ra, ia berkata, Rasulullah SAW cara turun menurun. bentuk, haruslah disadari bahwa kecantikan bersabda, “Orang kuat itu bukan karena (kekuatanTidak ada yang menghanyalah titipan. Karenanya kecantikan akan nya) pada saat berkelahi. Tapi, sesungguhnya orang ganggu, misalnya meberarti bila disertai ketaqwaan. “Sesungguhnya kuat itu adalah orang yang dapat mengendalikan Allah tidak melihat tubuhdirinya pada saat marah.” nebang pohon, kayu tubuh kalian, juga tidak (HR Bukhari, Muslim dan dengan sembarangan, penampilan kalian, tapi Abu Daud). kebiasaan masyarakat melihat hati dan amal per3. Memiliki Rasa yang kini sudah menbuatan kalian. Taqwa itu Malu di sini, taqwa itu di sini, Dari Imran bin Hushain, jadi adat, bila ada aktitaqwa itu di sini, Beliau ia berkata, Nabi SAW berfitas penebangan kayu pun menunjuk dadanya.” sabda, “Malu itu hanya tanpa ijin, maka (HR Bukhari dan Muslim). bisa tercipta dari kebaimasyarakat akan segKemuliaan manusia kan.” (HR Bukhari,Muslim hanya dengan iman dan dan Ahmad). Rasa malu era melaporkan ke mengerjakan amal seseorang kepada Allah desa, kita cek ke lapanshaleh, sebagaimana ditSWT dapat melahirkan gan kok kayu hutan erangkan dalam QS At Tiin suatu kebaikan. Misalkan dikawasan yang dilin95: 6. Oleh karenanya, ketika bertemu dengan tampilan apa pun yang dilawan jenis yang bukan dungi, maka mereka miliki seorang wanita tak muhrimnya lalu menunakan kena sanksi tegSOLEHAHTERSENYUM.BLOGSPOT.COM usahlah berkecil hati. Bedukkan pandangan/tidak ur, kayunya disita dan tapa adilnya Allah yang menatap dengan syahwat, diamankan di desa, mengukur kecantikan semata-mata dari isi hati ketika bergaul ia mampu menahan kata-katanya masing-masing. untuk tidak membicarakan hal yang sia-sia, dll tapi kalau nebang dilaAgar kecantikan yang ada di dalam seseorang semata-mata karena merasa malu kepada Allah han dia sendiri, tidak wanita terpancar keluar, diperlukan beberapa SWT. Orang tersebut malu bila menggunakan karumasalah,” jelas Welly. hal sebagai berikut: nia/nikmat Allah SWT untuk kemaksiatan, ia saPengaruh adat dan 1. Menjaga Lisan dar selalu diawasi oleh Nya. Dalam bahasa Indonesia dikenal sebuah pe4. Menjauhi Prasangka, Mematakebiasaan masyarakat patah, mulutmu adalah harimau. Maksudnya, apaMatai, Dengki, dan Saling Memusuhi cukup besar untuk keapa yang kita ucapkan dapat berdampak langDari Abu Hurairah ra, ia berkata, Rasulullah lestarian hutan kelesung mencelakakan si pembicara ke dalam kebiSAW berkata, “Jauhilah oleh kalian berprasangkak, sehingga apapun nasaan akibat kata-kata yang diucapkannya itu. ka, sesungguhnya berprasangka itu sebohongMenarik atau tidaknya seseorang, dapat terbohong perkataan. Dan janganlah kalian saling potensi yang ada di pancar dengan tutur kata yang santun, lemah memata-matai, saling menduga-duga (kesalahdalam hutan kelekak lembut, menyejukkan, sapaan ramah, walau isi an orang lain), saling mendengki, saling memtetap terjaga sampai yang disampaikannya itu mungkin menyangkut benci, dan saling memusuhi. Dan jadilah kalian sekarang. hal yang sederhana sekali pun, apalagi bila ditahamba-hamba Allah yang bersaudara, sebagaimmbah dengan wawasan keilmuannya yang berana telah Ia perintahkan. Orang Muslim itu adUntuk melindungi bobot. Ia selalu hadir menempatkan diri menjaalah saudara orang Muslim lainnya, tidak mendan melestarikan hudi pribadi yang tawadhu (rendah hati), apabila zaliminya, menghinakannya dan merendahkantan kelekak dan hutan tahu ia katakan tahu, apabila tidak ia akan bernya. Cukuplah kejahatan orang Muslim itu ketilindung, masyarakat tanya pada ahlinya. ka ia merendahkan saudaranya sesama MusIslam mengajarkan kepada umatnya untuk lim. Setiap Muslim atas Muslim lainnya diharamsetempat tanpa diarahdapat menjaga tutur kata, “Dan barang siapa yang kan: Darahnya, hartanya, dan kehormatannya.” kan sudah berjalan beriman kepada Allah dan hari akhir hendaklah (HR Bukhari dan Muslim). sendiri dengan kebibertutur yang baik atau diam.” (Diriwayatkan AsyBerbahagialah wahai seluruh muslimah bila asaannya, mereka Syaikhany dan Ibnu Majah). dapat berpenampilan cantik luar-dalam, terutaRasulullah SAW menetapkan dua pilihan: berma bila hati dipenuhi dengan sifat-sifat positif sudah memahami dentutur kata yang mengandung unsur kebaikan atau seperti di atas. (doi/*) gan kesadarannya masing-masing, seolah
WANITA
Mengukur Kecantikan
M
MUTIARA HADIST Abu Amr Sufyan bin Abdillah Ats-Tsaqafy ra berkata, “Wahai Rasulullah, beritahukan kepadaku suatu ungkapan tentang Islam yang tak akan kutanyakan kepada seorang pun selain engkau!. Beliau bersabda, ‘Katakan, “Amantu Billah” (aku beriman kepada Allah), kemudian istiqamah-lah. (HR MUSLIM)
HALAMAN
20 8
Kelestarian Kelekak Dijaga Adat
M
ANYAK hal sepele atau hal kecil yang sering terabaikan di kantor. Padahal hal sepele itu justru merupakan "cermin" profesionalisme dalam bekerja. Bahkan berpahala. Bekerja adalah sebagai salah satu bentuk ibadah. Suatu bentuk aktivitas sekecil apapun jika didasari keikhlasan dan dilakukan dengan cara yang benar adalah ibadah. Mulailah dari yang kecil, mulailah dari diri sendiri dan mulailah dari sekarang. Membuang puntung rokok pada tempatnya, membuang bungkus permen di tempatnya atau memasukkannya ke dalam saku untuk sementara waktu untuk dibuang ketempat semestinya, mematikan lampu kamar mandi jika sudah tidak dipakai, mematikan kran air jika sudah selesai pakai, menyiram sampai bersih dan tidak berbau setelah BAB dan BAK, adalah sederet hal sepele yang merupakan ibadah, mendatangkan pahala dari Allah dan akan meningkatkan goodwill lembaga. Budaya senyum, salam, sapa, sopan dan santun (5S), semestinya menjadi perhatian utama dalam mewujudkan kenyamanan bekerja. Saling menghormati, saling menghargai dan saling menyayangi. InsyaAllah hal ini akan berdampak kepada peningkatan produktifitas kerja. Budaya disiplin, disiplin waktu, disiplin berpenampilan, disiplin berbicara, disiplin administrasi, dan disiplin-disiplin yang lainnya masih perlu diupgrade lagi. Coba kita lihat rapor kedisiplinan kita. Berapa kali kita terlambat dalam sebulan? Berapa kali kita tidak masuk kerja dalam sebulan? Mudah-mudahan jawabannya tidak pernah. Alhamdulillah. Marilah kita jujur dengan segenap kejernihan hati dan pandangan positif untuk introspeksi diri. Hanya dengan loyalitas, komitmen dan dedikasi yang tinggi semoga pertanyaan di atas terjawab. Terkadang tidak sadar bahwa ucapan kita mengganggu rekan kerja yang yang sedang serius bekerja. Kata bijak mengatakan : "Mulutmu harimau kamu". Dalam hal ini Nabi pun mengingatkan bahwa : "Selamatlah manusia jika dia mampu menjaga lisannya". Begitu urgennya lisan ini. Jangan sampai hati rekan kerja terluka karena lisan kita, omongan kita yang sengaja ataupun tidak sengaja. Mungkin juga dalam canda ria kita. Kepekaan, empati dan simpati dengan rekan kerja akan tumbuh dengan sendirinya jika kita latih. Karena dengan latihan itu akan membentuk good habit. Keteladanan dari Pimpinan juga menjadi hal yang sangat urgen untuk diperhatikan. Pimpinan adalah panutan. Satunya kata dan perbuatan, satunya sikap dan norma serta aturan akan menjadi trigger profesionalisme. Profesionalisme itu sendiri akan menjadi trigger keberhasilan terwujudnya Visi dan Misi lembaga. Slogan dan moto yang terpasang rapi dan indah dipigora ruang kantor akan lebih indah jika terimplementasikan di dalam kehidupan kantor. Terimakasih ya Allah... selalu memberikan yang terbaik kepada diri dan keluarga kita tercinta. (*)
CMY
ADAT BERSENDIKAN SARA’ SARA’ BERSENDIKAN KITABULLAH
memelihara hutan dan isinya, sudah menjadi kewajiban, yang diwariskan melalui kebiasaan secara turun menurun. Pemdes dan masyarakat Pelangas melalui musyawarah di desa, telah merencanakan usulan ke pemerintah daerah, untuk progranm wisata kelekak dengan potensi yang sudah tersedia di hutan Kelekal Desa Pelangas. “Ada lima hektar yang kita usulkan untuk menjadi obyek wisata kelekak, kedepan hutan kelekak di Pelangas juga akan kita lindungi dengan secara adat, yang dilengkapi dengan aturan hukum dan sanksi adat, kalau saat ini memang belum terlaksana, tapi masyarakat menyambut baik wacana tersebut,” ujarnya. Diantara tujuan melindungi hutan menggunakan hukum adat, yakni untuk menjaga kelestarian alam, kandungan potensi di dalamnya dan lingkungannya. “Hukum adat posisinya lebih kuat dan mengikat, masyarakat agar lebih patuh dengan hukum adat. Meskipun hutan di Gunung Penyabung sekarang sudah ditetapkan menjadi hutan lindung melalui keputusan bupati, kedua hukum akan berjalan dan berfungsi secara bersamaan,” tandas Welly. Status Kepemilikan Jika mengutip pada definisi versi ensiklopedia Indonesia. Kelekak dipahami sebagai bidang tanah yang di atasnya terdapat hak bagi suatu masyarakat berdasarkan aturan hukum adat. Penguasaan atau pemanfaatannya diatur berdasarkan hukum adat. Seperti di wilayah Pulau Bangka, kendati modernisasi sudah menjamah lapisan sosial masyarakat pedesaan di pulau Bangka, namun dapat kita rasakan masih ada kearifan lokal di dalam komunitas masyarakat pedesaan dan hingga kini masih menjaga hak atas kepemilikan tanah kelekak ini. Disamping itu di Pulau Bangka terdapat masyarakat hukum adat seperti (suku Jering di Desa Kundi, Mapur “Air Abik” di desa Gunung Muda Belinyu dan Kedalek,serta lainnya. Suku ini setidaknya memiliki kawasan hutan disebut kelekak atau sejenis hutan larangan lainnya. Dan status kepemilikan berdasarkan hukum adat dan penguasaan tidak secara individu. Berbicara tentang Kelekak pun terbagi menjadi dua; kelekak yang terbiarkan menjadi hutan asli kembali setelah diladangi, atau kelekak tanam tumbuh setelah ditanami dengan berbagai pohon yang bisa dimanfaatkan hasilnya. Dalam proses menjadi kelekak, sistem tradisi yang dianut oleh masyarakat wilayah Bangka tak jauh berbeda dengan masyarakat Belitung. Karenanya sistem atau hukum adat istiadat ini tetap menjadi pengetahuan masyarakat tradisional hingga saat ini. Karena itulah dalam masyarakat adat tradisional (suku,red), sistem penguasaan tanah kelekak menyerahkan batas-batas wilayah adatnya pada dukun Kampong/Sesepuh yang tahu batas-batas wilayah mereka. Pengaturan kekuasaan para dukun kampung/Sesepuh ini tentang kawasan kelekak tersebut tidaklah memerlukan bukti fisik hitam di atas putih (legislasi negara). Tetapi kepemilikan cukup dengan siapa nenek moyang mereka yang pertama kali mengarap atau menanami tanaman buah-buahan diatas lahan kelekak itu atau dalam sebutan lainnya disebut kelekak moyang. Karenanya tak heran jika kemudian hari dalam berbagai konflik tanah, mereka mengklaim tanah kelekak tersebut adalah tanah moyang mereka karena moyang mereka telah pernah menggarap tanah itu sebelumnya. Wisata Kelekak Hutan Kelekak di wilayah Pulau Bangka merupakan hamparan hutan yang ditanami oleh nenek moyang tempo dulu dengan pohon penghasil buah (durian, cempedak, rambutan, manggis, tampui dan lain-lain). Hutan yang lebih populer dengan sebutan kelekak ini secara lahiriah dan batiniah dimiliki turun temurun dan tidak terputus oleh banyak orang (masyarakat kampung atau gabungan beberapa kampung). Kendati masyarakat yang berdomisili di sekitar kelekak ini bukan kelompok masyarakat hukum adat, dan mayoritas kelekak yang dimaksud tidak lagi berisi pohon penghasil buah karena banyak ditebangi dengan Chainsaw dan batang-batang pohon penghasil buah tersebut diambil, dipotong, dan dijadikan bahan pembuatan rumah. Namun tanah tempat tumbuhnya pepohonan itu masih diakui sebagai tanah yang masih terikat dengan aturan adat dan tidak bisa dimiliki atau dikuasai secara individu. (riyadi/safruddin)
Kelekak
Penyeimbang Ekologi Bisa dipastikan disetiap desa di Kabupaten Basel masih mempunyai kelekak yang bukan dimiliki oleh desa atau kampung melainkan milik pribadi WINURDIN Kabid Kehutanan Basel JIKA dilihat dari sisi lingkungan, keberadaan kelekak ditengahtengah kehidupan masyarakat Bangka Selatan yang sekarang lebih menyukai kehidupan pertambangan dapat dianggap sebagai vegetasi penyeimbang ekologi. Apalagi ditengah kondisi lingkungan yang sekarang ini bisa dibilang tidak senyaman dulu lagi. “Jika disuruh memilih, masyarakat sekarang lebih senang kelekaknya berubah fungsi menjadi lubang camui yang lebih memberikan keuntungan instan secara ekonomis. Mereka rela menebang pohon yang mungkin sudah berusia lebih dari umur mereka sendiri hanya untuk memperkirakan timah yang ada didalamnya cukup menjanjikan, yang sebenarnya merupakan keuntungan sesaat saja,” papar Kepala Dinas Perhutanan, Perkebunan dan Pertanian Bangka Selatan melalui Kabid Kehutanan, Winurdin kepada Bangka Pos Group belum lama ini. “Padahal fungsi kelekak secara ekologis sangat penting bagi keseimbangan ekosistem di sekitar mereka. Dapat digunakan sebagai pencegah erosi dan penjaga keasrian lingkungan. Karena biasanya dijadikan sumber makanan dan tempat tinggal berbagai binatang-binatang, seperti burung dan tupai,” ujar Winurdin. Diakuinya, sampai dengan saat ini pihaknya belum pernah melakukan pendataan tentang luasan kelekak yang ada di kabupaten Basel. Namun meskipun tidak pernah dilakukan pendataan tentang itu, dirinya meyakini secara umum kepedulian masyarakat Basel untuk mempertahankan vegetasi pepohonan kelekak masih rendah. Meskipun begitu, bagi sebagian masyarakat Basel sendiri, menurut pengamatannya memang masih banyak kelekak-kelekak yang masih dipertahankan oleh ahli warisnya dengan alasan tertentu. “Biasanya dengan alasan bahwa tanah tersebut adalah pusaka (Orang basel sering menyebutnya Puhako) / harta warisan dari kakek nenek ataupun buyut-buyut mereka. Kelekak yang seperti itulah yang biasanya masih dipertahankan oleh ahli warisnya. Karena untuk pemanfaatan lahan tersebut harus mendapatkan persetujuan dari keluarga besarnya dulu,” tukasnya. Dikatakannya, biasanya untuk warga-warga yang masih tinggal dipedesaan yang masih memiliki lahan yang luas. Tiap keluarga masih memiliki kelekak dan biasanya terletak dibelakang kediamannya masing-masing. “Oleh karena itu, bisa dipastikan disetiap desa di Kabupaten Basel masih mempunyai kelekak yang bukan dimiliki oleh desa atau kampung melainkan milik pribadi. Namun meskipun kepunyaan pribadi biasanya hasil yang didapatkan dari pepohonan itu akan dibagi-bagikan kepada tetangga dan warga disekitarnya,” kata Winurdin sambil menjelaskan biasanya kelekak itu didominasi oleh pepohonan bebuahan yang dapat dipanen setahun sekali, seperti durian dan cempedak, karena kedua pohon ini masih memiliki keuntungan lebih besar secara ekonomis dibandingkan pohon manggis dan rambutan. Kelekak-kelekak seperti itu, katanya, tidak bisa menjadi wewenang pemerintah daerah karena itu merupakan lahan pribadi warga dan vegetasi dari pepohonannya pun dapat dijadikan sebagai pematok atau penanda lahan. Senada dengan Winurdin, seorang Staff Perkebunan Dinas Pertanian, Perkebunan dan Kehutanan Kabupaten Basel, Dedy mengatakan belum mempunyai data yang valid tentang jumlah luasan kelekak yang ada di Bangka Selatan. Namun, secara umum ia memperkirakan bahwa jumlah kelekak yang masih tersisa saat ini sebesar 20-30 persen dari luas perkebunan yang ada di Kabupaten Basel yang mencapai sekitar 40.000 Hektar. “Itu juga termasuk kelekak yang terhitung baru ditanam masyarakat berbarengan dengan pembukaan kebun lada,” ujar dedy saat dikonfirmasi melalui telepon. Dia mengatakan kelekak-kelekak yang ada di Kabupaten Basel sekarang sudah banyak yang berubah fungsi, selain menjadi kawasan tambang atau perkebunan sawit yang lebih memberikan keuntungan lebih menjanjikan. Objek Wisata Sementara itu Kepala Disparbud Kepemudaan dan Olahraga, Asnol Rasyid melalui Kabid Potensi dan Pengembangan Objek Wisata, Samidi mengatakan peluang pengembangan objek wisata kelekak sangat bagus untuk bisa dikembangkan menjadi destinasi wisata. Namun dirinya tidak menampik untuk pengembangan hal tersebut dibutuhkan kerja keras dan usaha bersama-sama antara pemerintah daerah dan juga masyarakat sebagai pemilik lahan. “Seperti didaerah lain, pengembangan daerah seperti ini sudah dapat menyumbangkan pemasukan bagi sektor pariwisata. Ke depan kita juga mengharapkan dapat melakukan hal yang sama,” harap Samidi. Dikatakannya, hal-hal yang nantinya harus menjadi diperhatikan secara khusus untuk pengembangan kelekak sebagai objek wisata adalah bagaimana melakukan perawatan secara khusus dan berkala untuk mempertahankan vegetasi pepohonan kelekak, terutama yang sudah berusia ratusan tahun. “Selain itu juga harus dipikirkan usaha untuk melakukan diversifikasi atau penambahan varietas pepohonan agar lebih bervariasi. Dan juga yang tidak kalah pentingnya adalah sarana dan prasarana penunjang seperti jalan untuk akses masuk. Karena kebanyakan kelekak yang ditanam oleh masyarakat sekarang ini sudah berada jauh masuk ke pedalaman kampung yang akses masuknya pun biasanya tidak lah gampang,” terang Samidi. (mega s)
Rencana Pengembangan Kelekak Ditanami Tanaman Penghasil Buah-buahan di Kabupaten Bangka Barat ◆ Muntok
Batu Balai tanaman Mangga, dan Kelelak Tanaman Duku Desa Pasir Putih ◆ Simpang Teritip Kelekak Durian ◆ Jebus Parit Tiga Jebus, Tanaman Durian ◆ Kelapa Kelelak Kelapa ◆ Tempilang Belum ditemukan karena cenderung Perkebunan sawit. SUMBER:PERHUBUNGAN,PARIWISATA DAN INFORMATIKA, BANGKA BARAT. (K10).
CMY
Super p Ball
35 JUMAT 7 MEI 2010
POS BELITUNG
Inter Milan 1 VS 0 AS Roma
ANGKAT TROFI Kapten Inter Milan, Javier Zanetti, mengangkat trofi Coppa Italia di Stadion Olimpico Roma, Kamis (6/5). Inter menang 1-0 di babak final.
Daftar Juara (10 Terakhir)
Reaksi Mereka Saya sangat gembira dengan gelar pertama yang saya dapatkan di Italia, kami masih bisa mendapatkan dua gelar lainnya di tahun ini dan kami harus mengejarnya. Wesley Sneijder Gelandang Inter Milan Ini adalah momen terpenting, saya sangat menginginkan menang di kompetisi ini karena ini adalah pertandingan terbesar yang saya mainkan.
2000-01 ACF Fiorentina 2001-02 Parma FC
Kesuksesan ini sangat penting. Kami bermain lebih bagus ketimbang tim lawan. Tapi sekarang kami harus kembali memikirkan pertandingan selanjutnya melawan Chievo di Serie A. Roma tim besar, mereka masih akan bertarung dengan kami hingga akhir untuk menjadi Scudetto.
2002-03 AC Milan 2003-04 SS Lazio 2004-05 Inter Milan 2005-06 Inter Milan 2006-07
AS Roma
2007-08
AS Roma
2008-09 SS Lazio 2009-10 Inter Milan Distribusi Gelar 9
Javier Zanetti Kapten Inter Milan
Kami sangat gembira saat mendengar teriakan Inter juara di seluruh penjuru stadion. Itu adalah sesuatu yang tidak mungkin saya lupakan..
Kami memainkan pertandingan yang bagus. Namun, Inter mencetak gol dalam serangan balik melalui Diego Milito dan tidak menciptakan banyak peluang lain. Kami seharusnya mendapat dua penalti, karena terjadi kontak antara pemain Inter dengan Jeremy. Namun wasit takut karena melawan klub besar.
Douglas Maicon Bek Kanan Inter Milan
L uca TToni oni Striker AS Roma
Marco Materazzi Bek Inter Milan
: Juventus; Roma
6
: Fiorentina ; Inter Milan
5
: Torino; Milan ; Lazio
4
: Sampdoria
3
: Napoli; Parma
2
: Bologna
1
: Genoa; Venezia; Atalanta; Vicenza; Vado
Data Pertandingan Inter Milan 1-0 AS Roma Gol: Alberto Diego Milito 40' Gol Stadion Stadion: Olimpico, Roma, Italia Penonton: 55.000 Penonton Wasit Wasit: Nicola Rizzoli kuning Materazzi 35, Chivu 45, Kartu kuning: Samuel 53, Eto’o 86; Burdisso 14, Perrotta 37 artu merah: Totti 87 Kar tu merah Susunan Pemain Inter Milan (4-3-1-2): Julio Cesar; Douglas Maicon, Ivan Cordoba (Samuel 38), Marco Materazzi, Christian Chivu; Javier Zanetti, Esteban Cambiasso, Thiago Motta; Wesley Sneijder (Mario Balotelli 5, Sulley Muntari 90); Samuel Eto’o, Diego Milito AS Roma (4-2-3-1): Julio Sergio; Nicolas Burdisso (Marco Motta 46), Phillipe Mexes, Juan, John Riise; Daniele De Rossi, David Pizarro (Francesco Totti 46); Rodrigo Taddei, Simone Perrotta, Mirko Vucinic; Luca Toni (Jeremy Menez 63)
INTER Milan semakin menunjukkan dominasinya di tanah Italia. I Nerazzurri menjuarai Coppa Italia setelah menang 1-0 atas rival utamanya, AS Roma. Tampil di Stadion Olimpico, Roma, Kamis (6/5) dinihari, striker Diego Milito menjadi pahlawan kemenangan Inter lewat golnya di menit ke-40. Gol bermula dari kesalahan Philippe Mexes yang terlambat menutup ruang Milito, yang menguasai bola. Milito lalu mendapat ruang untuk menggocek bola melewati Simone Perrotta sebelum akhirnya mengirim bola masuk ke gawang Roma. “Dua kali Mexes memukulku saat pertandingan. Namun setidaknya dia memberikan kami bantuan besar dalam gol kemenangan. Jadi saya harus mengucapkan terima kasih pada Mexes,” kata bek Inter, Marco Materazzi, kepada televisi Rai dikutip FootballItalia. Sebenarnya Roma tampil
mendominasi. Namun mereka gagal memanfaatkan peluang. Kondisinya semakin buruk setelah Il Capitano Francesco Totti mendapat kartu merah di menit ke-87 setelah melanggar Mario Balotelli. “Pertandingan ini penuh perjuangan. Kami tahu pertandingan ini akan sulit dan saya harus memuji Roma. Mereka adalah skuad yang hebat dan telah membuat banyak masalah terhadap pertahanan kami. Namun, kami mampu memanfaatkan kesempatan yang kami peroleh dengan baik,” kata Milito seusai pertandingan. Coppa Italia menjadi Il Primo Titolo (titel pertama) Inter musim ini. Secara keseluruhan ini adalah gelar Coppa keenam bagi Inter setelah sebelumnya juara tahun 1939, 1978, 1982, 2005, dan 2006. Keberhasilan meraih gelar Coppa semakin menambah keyakinan kubu Inter meraih treble winner (tiga gelar) musim ini. Dua gelar yang menjadi bidikan adalah Scudetto Serie A Italia dan Liga Champions. Di Serie A, Inter memimpin klasemen dengan 76 poin, unggul
dua poin dari Roma. Dengan dua pertandingan sisa, peluang I Nerazzurri untuk mempertahankan gelar juara sangat terbuka. Sementara di Liga Champions, pasukan Jose Mourinho sudah memastikan lolos ke babak final. Inter akan bertemu Bayern Muenchen di Santiago Bernabeu, Madrid, 22 Mei nanti. “Kami sangat bahagia karena telah memenangkan gelar pertama dari semua gelar yang mampu kami raih. Sekarang kami berharap untuk meraih dua gelar tersisa,” ujar Milito, yang menjadi mesin gol Inter. Pelatih Jose Mourinho pun menegaskan timnya siap menjuarai Serie-A dan Liga Champions untuk melengkapi
gelar Coppa. “Sekarang ada tiga pertandingan penting yang bisa membuat kami meraih dua gelar (Scudetto dan Liga Champions). Kami akan terus berjuang sampai detik terakhir demi impian ini,” tegas The Special One di situs resmi Inter. Saat Inter berpeluang meraih tiga gelar sekaligus, Roma justru terancam tanpa gelar setelah gagal di ajang Coppa. Harapan Il Lupo kini hanya di Serie A. Hanya peluang mereka lebih kecil dibanding Inter. Meski demikian, Pelatih Claudio Ranieri tetap optimistis timnya dapat menyalip LaBeneamata pada sisa dua per-
Ulasan Mourinho
CMY
9
tandingan. “Kami akan berusaha melakukan tugas kami dengan segenap kemampuan yang kami miliki. Kami akan terus berjuang sampai akhir,” tegasnya. Striker Luca Toni juga tak mau berlama-lama merenungi kegagalan di Coppa Italia. Ia bahkan sudah menatap dua laga terakhir Serie-A, yang masih mungkin dimenangkan timnya untuk menjaga peluang Scudetto. “Kami masih dalam persaingan gelar juara dan mengejar tim kuat. Kami berharap mereka tergelincir meski ini akan sangat sulit. Namun, kami harus memberikan yang terbaik,” kata Toni, yang menyebut kekalahan timnya karena wasit takut pada Inter. Dalam dua laga terakhir di Serie A, Roma akan melawan Cagliari dan Chievo Verona. Sedangkan Inter bertemu Chievo dan Siena. Well, apakah Roma mampu membalas kegagalannya di Coppa atau sebaliknya Inter kembali menenggelamkan Roma untuk menegaskan dirinya sebagai Raja Italia? (Persda Network/ka7)
Ulasan Ranieri
Tidak Indah
Lambat Adaptasi
INI pertandingan berat sejak menit awal karena kami kehilangan beberapa pemain penting. Selama 90 menit, permainan amat agresif, intensif, tetapi tak terlalu indah. Namun, memang ada kalanya Inter harus bermain seperti ini. Kami mencetak gol dan sejak itu mengontrol pertandingan. Kami sempat memberi Roma kesempatan menekan, tetapi kiper Julio Cesar tampil bagus hingga gawangnya tak kebobolan. Roma kehilangan “kepala” mereka ketika menyadari tak punya kesempatan untuk mengejar. Totti akhirnya juga kehilangan “kepalanya” (dengan melakukan tekel keras kepada Balotelli). Pada taraf itu, pertandingan sudah selesai ketika mereka (ka7) sudah kehilangan keyakinan diri.(ka7) *) Jose Mourinho Mourinho, Pelatih Inter Milan, dikutip Football Italia
KAMI butuh waktu lama untuk beradaptasi dengan pertandingan. Kami lambat panas. Pada akhirnya hal ini sangat berarti bagi kami, karena tekanan terus dihadapi Roma. Kami dihukum oleh sebuah insiden (gol Milito) beberapa menit sebelum istirahat. Kami sudah berusaha mengeluarkan kemampuan terbaik Kami bermain bola-bola pendek. Jika bermain bola-bola panjang, kami takkan mampu melawan Inter. Kami telah berjuang. Tapi kebobolan karena kehilangan bola di tengah, dan itu adalah taktik favorit mereka. Saya menyayangkan kartu merah Totti. Itu adalah pelanggaran akibat frustrasi. (ka7) * ) Claudio Ranieri Ranieri, Pelatih AS Roma, dikutip Football Italia
AP PHOTO
KONTRAS - Pemandangan kontras terlihat di Stadion Olimpico, Roma, Kamis (6/5). Saat pemain Inter Milan mengangkat trofi Coppa Italia (1 &2), Kapten Roma Francesco Totti hanya numpang lewat di sampingnya.
10
opini
JUMAT 7 MEI 2010
POS BELITUNG
Antara Ibadah Individual dan Sosial ENGAPA sebagian kita merasa telah melakukan ibadah ketika menjalankan salat dan menunaikan zakat, tapi belum merasa beribadah saat memberi pakaian kepada orang-orang yang telanjang dan memberi makanan kepada anak-anak yatim yang kelaparan? Kenapa tidak sedikit di antara kita yang sudah merasa melakukan kesalehan hanya dengan beribadah haji dan puasa, namun tidak peduli dengan keterbelakangan dan lemahnya pendidikan anak-anak bangsa kita? Dan bersama senandung ayatayat suci Al-Quran yang kita lafazkan dengan khusyuk, serta putaran tasbih atas wirid-wirid sakral kita di tengah malam yang sunyi, kebanyakan kita merasa seolah-olah sudah menjadi orang saleh, meskipun kita tidak mau ambil pusing dengan dekadensi moral dan jerit tangis orang-orang lemah yang menuntut haknya. Kesalehan kita lebih cenderung bersifat ritualistik, seremonialistik, individualistik, dan vertikalistik. Anehnya, sebagian kita merasa bangga dengan kesalehan individualistik tersebut dan melalaikan kesalehan-kesalehan sosial lainnya yang justru nilai keagungannya jauh lebih besar ketimbang ibadahibadah individual. Lihatlah para artis dan orang-orang kaya yang melakukan ibadah haji berulang-ulang kali hanya untuk mengejar “kenikmatan spiritual” individual semata. Padahal kalau dana untuk ibadah haji yang berulang-ulang itu diberikan kepada anak-anak atau mahasiswa-
M
mahasiswa miskin yang berprestasi namun tidak mampu mencari dana untuk kuliah ke tingkat yang lebih tinggi, tentu saja nilai pahalanya akan jauh lebih besar. Pada titik inilah, setidaknya kita perlu melakukan klarifikasi tentang proporsi ibadah-ibadah yang kita kerjakan. Agama Islam sebenarnya meletakkan dimensi ibadah sosial lebih besar ketimbang dimensi ibadah individual. Karena masih banyak yang terjebak dengan ibadah individual dan melupakan ibadah sosial, mari kita lihat beberapa alasan tentang keutamaan ibadah sosial daripada ibadah individual. Pertama, dalam Al-Quran dan kitab-kitab hadis, proporsi terbesar diberikan berkenaan dengan ibadah sosial bukan ibadah individual. Menurut Harun Nasution dalam Islam Rasional, ayat-ayat yang berhubungan dengan ibadah individual hanya berjumlah seratus empat puluh ayat. Sedangkan secara spesifik, yang berhubungan dengan ibadah sosial berjumlah dua ratus dua puluh delapan, belum lagi ditambah dengan ayatayat Madaniyah yang berjumlah 23 persen lebih dari keseluruhan ayat-ayat Al-Quran. Kedua, bila ibadah individual bersamaan waktunya dengan urusan ibadah sosial yang penting, maka ibadah individual boleh diperpendek atau ditangguhkan, walaupun bukan untuk ditinggalkan. Rasulullah Bersabda, “Aku sedang salat dan aku ingin memanjangkannya, tetapi aku dengar tangisan bayi, aku pendekkan salatku, karena aku menyadari kecemasan ibunya
Agama Islam sebenarnya meletakkan dimensi ibadah sosial lebih besar ketimbang dimensi ibadah individual dengan tangisan anaknya” (HR. Bukhari & Muslim). Dalam hadis lain juga Rasulullah mengingatkan para imam agar memperpendek salatnya bila di tengah jamaah ada orang yang sakit, orang lemah, orang tua, atau orang yang mempunyai keperluan. Ketiga, ibadah yang mengandung aspek sosial kemasyarakatan diberi ganjaran lebih besar daripada ibadah yang bersifat individual perseorangan. Karena itu, salat jamaah lebih tinggi nilainya daripada salat munfarid (sendirian) dua puluh tujuh derajat menurut riwayat yang sahih dalam hadis Bukhari, Muslim, dan ahli hadis yang lain. Keempat, bila urusan ibadah individual dilakukan tidak sempurna atau batal, karena melanggar pantangan tertentu, maka kifaratnya (tebusannya) ialah melakukan sesuatu yang berhubungan dengan ibadah sosial. Bila shaum (puasa) tidak mampu dilakukan, maka menunaikan fidyah, yaitu makanan bagi orang miskin harus dibayarkan. Bila suami istri bercampur siang hari di bulan Ramadhan atau istri dalam keadaan haid, tebusannya ialah memberi makan kepada orang miskin.
iklan kecit
RBARIS 4.400 PE CUKUPDIRp. KA KEK BELITUNG BACA ORANG BANG
Namun sebaliknya, bila orang tidak baik dalam urusan ibadah sosial, maka aspek ibadah individualnya tidak bisa menutupinya. Yang merampas hak orang lain tidak dapat menghapus dosanya dengan salat tahajud. Orang-orang yang melakukan kezaliman tidak hilang dosanya dengan hanya membaca zikir atau wirid seribu kali. Bahkan Rasulullah menegaskan bahwa ibadah individual tidak akan bermakna bila pelakunya melanggar norma-norma kesalehan sosial. “Tidak beriman kepadaku orang yang tidur kenyang, sementara tetangganya kelaparan”, Dan tidak masuk surga orang yang memutuskan silaturahim”, demikian peringatan beliau. Sedangkan dalam Al-Quran, orang-orang yang salat akan celaka, bila ia menghardik anak yatim, tidak memberi makan orangorang miskin, riya dalam amal perbuatan, dan tidak mau memberikan pertolongan kepada orang-orang lemah (Surat Al-Ma’un). Kelima, dalam Islam terdapat ajaran bahwa amal kebajikan dalam bidang sosial kemasyarakatan mendapat ganjaran lebih besar daripada ibadah sunnah. Dalam hubungan ini, kita menemukan hadis yang senada yaitu, “Orang-orang yang bekerja keras untuk menyantuni janda dan orangorang miskin, adalah seperti pejuang di jalan Allah, dan seperti orang yang terus menerus salat malam dan terus menerus puasa” (HR. Bukhari & Muslim). Pada hadis yang lain, beliau juga bersabda kepada sahabatsahabatnya, “Maukah engkau aku beritahukan derajat apa yang lebih utama daripada
Oleh: Zaprulkhan MSI. Dosen STAIN Syaikh Abdurahman Siddik
salat, puasa, dan sedekah? (para sahabat menjawab, tentu). Yaitu mendamaikan dua pihak yang bertengkar” (HR. Abu Dawud & Ibn Hibban). Dan beliau juga bersabda, “Mencari ilmu satu saat adalah lebih baik daripada salat satu malam, dan mencari ilmu satu hari adalah lebih baik daripada puasa tiga bulan” (HR. Ad-Dailami). Hadis-hadis tersebut menunjukkan dengan transparan bahwa amal-amal kebajikan yang bersifat sosial kemasyarakatan, seperti menyantuni kaum fakir miskin, mendamaikan pihak yang bertengkar, meringankan penderitaan orang lain, dan berusaha menuntut ilmu pengetahuan, mendapatkan ganjaran pahala yang lebih besar ketimbang ibadahibadah sunnah. Jadi dalam perspektif Islam yang holistik, ibadah sosial memiliki nilai kemuliaan yang jauh lebih tinggi, besar, dan mulia ketimbang ibadah individual. Paparan di atas, tidak sedikit pun bermaksud memandang ringan ibadah-ibadah individual, seperti salat, zakat, puasa, haji, dan ibadah-ibadah individual lainnya. Namun hendak menempatkan ibadah sosial berada dalam proporsi yang tepat dalam doktrin Islam. Karena itu, kalau kita sudah mampu menunaikan sebagian besar ibadah-ibadah yang bersifat individual, maka kita juga seharusnya peduli dengan kebodohan, keterbelakangan, kemiskinan, dekadensi moral, kebatilan, dan beragam problematika sosial yang mengundang kepedulian kita semua sebagai bentuk ibadah sosial. ***
Hubungi Bagian Iklan Kami : PANGKALPINANG : HERU, NASKAH, WIWIK, TITIN atau Costumer Service Center Bangka Pos Telp. (0717) 437084 (Hunting). Fax. (0717) 437082 sampai pukul 16.00 WIB BELITUNG : FATIMAH ; Telp. (0719) 21033 sampai pukul 16.00 WIB
Efektif, Efisien & Cepat
* IKLAN ANDA
ELEKTRONIK AIR CONDITIONER CV. BAHANA PRATAMA JAYA
BPJ
AIR CONDITIONER (AC) SPECIALIST SALES & SERVICE
Kami Melayani : 3 Penjualan & Pengadaan AC semua tipe, SPLIT, S TA N D I N G F L O O R , C A S S E T E , M e r k PANASONIC, SHARP, TCL, CHANGHONG, GENERAL, LG, HAIER. 3 INSTALASI AC Standart kualitas terjamin 3 Maintenance dan Service AC SERVICE CUCI AC HANYA RP. 40.000
Ruko Graha Cakra Kencana Blok E eks Gudang Itam Sungailiat Telp (0717) 95009 HP. 081373204269 TEKNISI HANDAL TERPERCAYA
____________________________ 145471
JASA
BOR AIR
SERVICE
KOMPUTER
BADUT
RUDI BOR, pipa dinding 3"/ 2 1/2”/ 2”/1 1/2” & Terima Service Bor & Arde Hub: (0717) 432463/HP. 085267131406
Jaya Elektro Service, panggilan cpt, msn
____________________________ 146269
dll. Jauh dkt kami dtg. Hub : 085267419110
PAKUWON TEKNIK Melayani Penjualan & Perbaikan Komputer, Suku Cadang, Perlengkapan Hub: Jl. A. Rasidi Hamzah (Simp. SD 12 Bukit Intan), Tlp/ Fax 0717- 438785, 7000250, 7016191
ISTANA BADUT KID’S KADO Menyediakan 13 karakter badut utk acara pesta hrg 350 rb + MC + hadiah badut, biaya pesta murah, acara dijamin meriah ✆ 437199, 432369, 08127813373
Happy Kids Entertainment
Menyediakan berbagai macam paket Ultah Anak-anak, Hiburan Khitanan,dll
FORMULA FUJICOOL
Jl.Imam Bonjol No.3 Sungailiat - Bangka Telp.(0717) 94887, 95761 Fax. (0717) 95761 ____________________________ 146012
HANDPHONE
SERVICE
HANDPHONE
BANGKA CELLULAR Layanan Penjualan & Service : Jl. Jend. Sudirman No. 68 (Depan Toko Kartini/AA Bakery) Pangkalpinang HP. 08127179593 - 08127179989
____________________________ 145102
Aneka Badut & Hiburan Siap memeriahkan Acara ! ____________________________ 146275
Aci teralis terima pesanan : pagar, rooling gate, stainless, canopy, dll. Bs diangsur. hub : 08127345340 ____________________________ 145758
Bengkel Las “ICHA "Specialis bikin minanan utk TK, juga mengerjakan Tralis, pagar, canopi, roling dor folding gate, dll. Hub : Caca HP. 081278559555/08127381635 , Jl mentok KM 5 Perumnas Kace
Rp. 4,6 Jt
Promo ini sampai dengan akhir bulan untuk pembelian cash
____________________________ 146248
Jl. Sungai Selan KM.4 Gg.Bandes No. 46 Pkp
Antar Jemput Dalam Kota Pangkalpinang (GRATIS)
arus kuat, bs kredit. Hub: Syaiful 081373682728 ____________________________ 144392
____________________________ 144874
PROMO LAGI
"Computer, Notebook, Peripheral" Sales And service - Intel Pentium 4 + LCD + Printer Canon Infus - Intel Dual Core + LCD + Printer Canon Infus - Accer 10 Inch + Printer Canon Infus - Accer 14 Inch Dual Core+ Printer Infus
Rp. 3.650.000 Rp. 3.850.000 Rp. 4.300.000 Rp. 5.650.000
Menerima Pemasangan Warnet
CASH CREDIT
Termurah Senilai
Rp 2.850.000
ACER Rp 3.000.000
* Perbaikan Segala Jenis Notebook * Penjualan Tunai dan Kredit * Pelayanan Antar ke Tempat
Tersedia Berbagai Merk Laptop
Jl. Jend. Sudirman No. 83 (50 Meter samping BNI Pk.Pinang) Telp. 0717 - 423235, 7024999, 0813.7387.7988 Fax. 0717-435305
1 3 5 7
Jl. Depati Hamzah No. 408 RT.09 RW.02 Depan Simpang SMEA PGRI kel. Semabung Lama Telp. (0717) 7010788/ 7010799/ 436232 Pangkalpinang - Bangka
REFILL TINTA
MEGAKOM
Computer & Notebook
www.megakom-pangkalpinang.com
KOMPUTER KLINIK
BERGARANSI
BOR AIR JAYA BOR Terima bor air 4 ins/6 ins submersible & bor anti petir, pakai mesin. Hub : Ahok ✆ 423221, 081368997000 Pkp. DIJAMIN TIDAK BUNTU ____________________________ 144481
MARI BOR Menerima Bor Zet Pam 1pakai mesin. HUB: M. Teguh Arsyad Jl. Parit Lalang No. 03 ✆ 421260, 081367223248 PKP
____________________________ 144718
____________________________ 144505
Soekarno Hatta Gg Satam VII No. 18 HP.
08127329963, 081377997733
____________________________ 144917
____________________________ 146251
Menerima pendaftaran agen/reseller PULSA ELEKTRIK Modal MURAH, Stock LENGKAP & AMAN, 24jam/hari with standby costumer service
PROMO, HOT , NEW & READY STOCK : -
Acer 4740 Core i3 14" Toshiba NB205 Acer Aspire One 532h 10" HP Mini 210 Toshiba L510
Rp. 5.900.000 Rp. 4.000.000 Rp. 3.000.000 Rp. 3.000.000 Rp. 5.300.000
PENGOBATAN PIJAT-URUT TERAPI URAT SYARAF Pegal, Patah Tulang, Mc.pykit, Lulur Ibu Muslimah (ktrunan) 081377697069
RUKO GRAHA LOKA Blok E2 no.6 SELINDUNG LAMA - PANGKAL PINANG Atau Agen – agen WS Tronik terdekat di kota Anda
____________________________ 145473
____________________________ 146023
Tahun 2005 Type MR-1 & MRX-1
____________________________ 147455
Perbesar Alat Vital Permanen Tanpa Efek Samping Hub: 085273950166 Jika tdk brhsil, uang kembali
Hubungi : 08127173393
RENTAL MOTOR
____________________________ 145324
Dian Rana” Jupiter MX, Mio Soul, Vega R New, Vario.Hub : ✆ 421372/08127883566 "VINA", Yptr MX, Mio, New Vega R, Revo, Yptr Z,Hub:085273874481
SEDOT WC WC anda penuh ? hub : Agk Tinja ✆ (0717) 422026 Jl. Sriwijaya/RRI Pkp
Jl. Kapt. S. Arief (Kp. Tengah) No. 3 Rtl. Motor. “ENDY” Hub. 081929079888, 085268189888 Pkp
Telp. (0717) 424833, 436811, 08127170430
SERVICE KOMPUTER Service,privat,kursus,install komptr,Rp50rb.Hp.081367368027
____________________________ 145202
Kijang Kapsul lkp, APV, Avanza Per Jam/Hari/mg. Hub : & 93589/ 08127173088 (Rental Ifai Mandiri) ____________________________ 145214
____________________________ 145322
Hp.081278780119 ____________________________ 146277
Avanza, Kuda, PU, MB L300, Bus utk
Rajawali Perkasa Motor Pusat Perlengkapan Motor Berkualitas !!!
wisata. Hub:433016/085268940400 (Ros) ____________________________ 144483
Anugrah Rental, Avanza ‘08, Xenia Xi'07, kjg kpsl . Hrg 240 rb/hr. Hub Anugrah 081274085005
Dan Menyediakan Merk Lainnya
____________________________ 144710
& Cicilan BCA
SET Disc Brake Jl. Jenderal Sudirman No.118 A Pangkalpinang, Telp. (0717) 431910
___________________________ 144708
DIJUAL ALAT BERAT
Kuda, Avanza, Xenia, Kijang Hub: “Ortega” (0717) 423020 / HP. 085267555316
us, AC, Mul Nyaman
Hubungi : 0852 7396 9999 0819 95445 999 ____________________________ 145012
D
-Transport
Menyewakan New CRV - CRV - Innova - Avanza - Vios - BMW
0812 717 6161 ____________________________ 145024
Xenia, APV, hari/minggu/bulan. Hub : 0812
Wirama
kond siap pakai, hrga nego. Yg
Avanza,xenia 230rb/hr,25rb/jam Hub:
berminat hub: 08127175676
081271175511,081373915268 Pkp
____________________________ 146257
BAKAS RENTAL
- Pick Up : Hilux, L.200, Kijang Kapsul - Jazz - Yaris - Innova
RENTAL BEBEN : Innova G New, Terios,
Dijual PC mini komatsu MR-X th 2004,
____________________________ 144950
____________________________ 145098
____________________________ 144878
____________________________ 145210
____________________________ 142543
Innova, Avanza, Xenia, Apv, Kijang Kapsul
Kjg INNOVA, AVANZA, XENIA, kjg LGX,LSX kapsul. Sedia sopir. Hub : 0811717932, 081367002687. Girimaya Pkp
WC anda penuh? Hub: Simon Tinja Jl.Karimata 4 No.349 Air Ruay S.Liat. Hub: 0813.72676510/0813.73734059
WC PENUH, MAMPET, DAN BAU ??? Serbuk ajaib solusinya (telah terbukti keunggulannya) Hub : Kios Pertanian Jl. Koba KM.4 Pkp ✆ (0717) 424685
Rent a Car
Jl. Balai No. 21/ Jl. KH. Hasan Basri S Kel. Genas, T. Sari Pangkalpinang
ASESORIES MOTOR
____________________________ 145479
BALAI OTO
____________________________ 114504
____________________________ 144714
Sungailiat - Pangkalpinang
0717 433327 0717 424037 Cv. Rekadita Pratama Gedung Reka Jl. Kenangan No. 130 (Gedung Nasional) Pkp
Xenia Xi’08 VVTi (dpn TK.Min Sumberjo.
Alamat : Jl Pegadaian No. 2 Pangkalpinang Telp. (0717) 422022 Fax. (0717) 421726 (Sebelah DUTA MAKMUR FASHION)
REKA Rent a Car
____________________________ 146212
OTOMOTIF
Cash & Credit
Jl. Adyaksa Sebelum Kantor KPKN No. 37 Pkp/ Komplek Bandara Depati Amir No. 25 F Pkp
Menyewakan INNOVA, KUDA, AVANZA, XENIA, TERRANO, KIJANG, APV, LUXIO DLL
____________________________ 146113
ASIA TECH COMPUTER
Menyewakan :
New Innova, Avanza, APV, Kijang, dll
____________________________ 145312
Jl. Soekarno - Hatta No.8 (Samping Iwanata) Pangkalpinang Telp.0717-4256637-42
MASTER DEALER ACER MASTER DEALER XL-UNLIMITED
HUB : MADA/UKE (0717) 422242, 08127170822, 081367550202
RENTAL PC Mini Komatsu
RENTAL MOBIL MAMBO 12 S.liat:Kijang, APV, AVANZA, Hub: Arifin HP. 085267485020
SERBUK WC
Hubungi kami sekarang juga di: 08127105615 717 4212 / 0819 29 344 123 HP: 0812
RENTAL ALAT BERAT
____________________________ 145206
____________________________ 145314
Pendaftaran GRATIS, Lancar, Bisa transaksi melalui YM
____________________________ 145469
Ibu Yuni 081367304569/08127833043 S.liat
____________________________ 146291
____________________________ 147461
BANGKA BOR Mnrm smr bor pk msn pipa dndng 4". Hub : Ibu Susi/S Jl. Nilam II No. 653. HP. 08127803214, 08127803234
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang HP ADI. 0811 717 4747/ 0819 1298 8882 - Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060
Avanza, Xenia, Kijang perhari/ minggu. hub :
Supplier Acer, Dell, HP, Lenovo, Axioo
kubur), batu nisan. HUB : Asan Jl. 423564,7000896
ANTAR DITEMPAT
Xenia, Avanza/jam/hari. Hub : Evi HP 07177022930, 081367775873 S.liat
INFO : 085273420688 - 081949022000
peresmian), batu bongpay (sakpi
✆
MADA RENTAL
RENTAL MOBIL
____________________________ 144487
Pkp
- Tune Up - Balancing - Nitrogen - Audio - Velg & Ban - Alarm - Interior - Ganti Oli - Meguiar's Auto Salon
____________________________ 146019
PAKET KOMPUTER BARU MULAI 3JT-AN TOSHIBA 6JT-AN, COMPAQ 12" 7JT-AN LAPTOP ACER MULAI 3JT-AN, READY STOCK!
Menerima bikin : Batu prasasti (batu
✆ 92571
____________________________ 145026
- SPOORING 3D VIDEO
Sales, Service, Networking
n COMPUTER n NOTEBOOK n Baterai & Adaptor Notebook, Printer
____________________________ 146218
RENTAL ALVIN APV X ‘08, Innova G, 081271298993 -
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
Jl. Semabung lama No.392 Pangkalpinang. e-mail: megakom_pangkalpinang.com
PEMAHAT
Hub: 087896250878/081278560170
Avanza ‘09. Hub: 081271943111 -
____________________________ 145104
____________________________ 145326
____________________________ 144720
Ruko Mitra Usaha (Sebelum Warung Kopi Tung Tau) Jl. Jendral Sudirman No.4 Sungailiat - Bangka Hubungi : 0812-717-5200
19400. Hub : 08194883747, 423223
OMEGA COMPUTER
____________________________ 146283
HIKMAH BOR, Terima Bor, Pipa Dinding 1,5 / 2.5", Service Bor/Arde. Hub: 081367386463 / 085268218560
Dicari agen pls electric, mdl 50Rb, S20-
- MC, Badut & Sound Sistem - Pinata - Tenda Party - Fun Kursi - Baloons Gate - Badut 1 Karekter
Contact Person : Yuni/Rurie 081273044007/085268703799 Alamat: Jl. Permata I No.377 Semabung Baru (Pabrik City)
GRAHA CELLULAR
PULSA
F & F PARTY Special Fasilitas
____________________________ 146764
(unit baru) per jam/hrn/bln bs dgn supir
____________________________ 146166
____________________________ 146281
ORGANIZER
Fasilitas - Fun MC & Sound System - Tenda Party & Kursi - Badut - Back Drop & Dekorasi - Ballons Gate - Magic Baloons - Undangan & Topi - Souvernir ultah & games - Stick Ballons
____________________________ 145022
RENTAL MOBIL: AVANZA/INNOVA
____________________________ 145316
- dll
Alfaiz Herbal Jual : Habbatusauda, m.zaitun, sr kurma, teh rosela, rt langsing, air zam-zam,gamat emas, dll, mlyni eceran & grosir. Hub: 08127887030/081373981119
Gate,Rolling Door, Msn Pres Batako/
YES CELLULAR
____________________________ 145092
____________________________ 144868
JL. MASJID JAMIK NO 49 (SEBELAH APOTIK MEDIA) TELP: 0717 424596 HP. 08127178108
OBAT HERBAL
HANDPHONE ACCESSORIES
melalui
421265
MELAYANI GROSIR & ECERAN MURAH SETIAP SAAT !!!
Telp. 0717 - 435319/08117175159 LAUNDRY CABANG : - Baju Kiloan - Jl. Jenderal Sudirman - Karpet (sebelah AA Bakery) - Sofa - Jl. Semabung Lama - Spring Bed Depan Warung Jogja PKP - Boneka
BENGKEL LAS TEKNOLOGI
____________________________ 146025
Hubungi :
&432128 -
MENYEDIAKAN : * HANDPHONE BARU & 2ND * PC RAKITAN & BUILD UP * NOTE BOOK ALL TYPE * AKSESORIS & ALAT KOMPUTER * PRINTER ALL TYPE, SPEAKER * MODEM, CARTRIDGE ORI, DLL
Mustika Laundry
____________________________ 145208
____________________________ 146214
dengan cara kredit syarat mudah cukup fotokopi KTP dan KK, proses cepat harga Hp mulai 750 rb dan angsuran mulai 30 rb-an
Jl. Pegadaian No.10 Pangkalpinang
WELL'S COMPUTER CENTRE & CELLULAR
LAUNDRY
Canopy, dll. Hub : 081271078394 /435423
Menerima pembelian Hp berbagai Merk
Jl. Pasar Atas (Eks Pasar Buah Lama) No. 4 Sungailiat 0717 96122/7005800 (No SMS) NB : Tidak ada Cabang Pangkalpinang
423586, HP 081395254902 S.liat/ Pkp
Dijamin Lebih Akurat
____________________________ 145467
Promo Undian Laptop Berhadiah Langsung tgl 3 s/d 31 Mei 2010
pick up, hr/mnggn/ bulanan.hub. (0717)
dengan
VIDEO 3 DIMENSI
COMPUTER
LAPTOP
____________________________ 145318
Mnrima Psnn: Tralis,pgr, Canopy, Polding
SPOORING
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
HARGA PROMO Accer 4732Z
PT. CITRAKARTINI MANDIRI Jl. Koba KM 5 masuk simpang Kp Dul Depan Kantor Lurah Kel. Dul Hub: 081918916106, 087878591199
BENGKEL LAS
HARGA PROMO !!!
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang HP ADI. 0811 717 4747/ 0819 1298 8882 - Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060
Mau Garansi RESMI
RENTAL MOBIL Sinar Buana Rental Avanza,xenia,Apv,
____________________________ 145108
KOMPUTER
Menyalurkan: : Babysitter : Pembantu Rumah Tangga
Pesanan : Folding Gate, Pagar, Teralis,
____________________________ 145090
KOMPUTER
JASA
Bengkel Las HENDRIK : Menerima
Kalau bukan Wellcomm, pasti aksesoris biasa!
____________________________ 145252
____________________________ 146255
ConBlock,Pintu Gerbang Otmatis,instlsi lstrk
Specialist Grosir Accessories & Spareparts Jl. Jend. Sudirman No. 64 Telp. (0717) 7000818 Pangkalpinang - Babel
cuci, p. air, diesel gensetAC, kulkas, TV,
____________________________ 145703
____________________________ 144702
Alamat : Jl. A. Yani Pkp Hp : 081373020997 B e r g a r a n s i
MUTIARA BOR. menerima psnan & service smur bor UK.4" & 6". Hub: 0813.73390522/0819.30803168
OTOMOTIF
____________________________ 145096
Rental
menyediakan,
____________________________ 145204
7174586/08127178446 S.liat-Pkp ____________________________ 146261
Menumbing rntal mobil, 250rb/nego, all new car, Avanza, Innova, APV, hr/bln/thn. Hub: 08117173526, 081373699434 Air Itam ____________________________ 146986
Back hoe loader 416 E hours
Yudi Rental Kj. LGX, Innova, Avanza,
Rental Mobil Kijang Kapsul, Fas : MP3,
meters (HM) : 210 dan 1 spare
dll. Sedia Supir, Pkp. Hubungi : Yudi /
DVD, TV, Hrga 200 Rb/Hari bs /Mggu
bucketnya. Hub: 0813.73953677.
Riky : 085267477222/081377556777
bs /Bln, Hub: 0852.67405429
____________________________ 147044
____________________________ 145475
____________________________ 147334
hotline
POS BELITUNG
hotline
setiap bulan. 4. Obat/alat KB tidak diperjualbelikan dan diberikan gratis kepada masyarakat dan kantor KBPP Kabupaten Bangka tidak pernah memungut biaya apapun atas obat/alat KB yang didistribusikan. 5. Kantor KBPP berpedoman pada Standar Pelayanan Mutu (SPM dan tidak pernah mempersulit pendistribusian obat/alat KB. Demikian penjelasan kami, bila kurang jelas silahkan saudara datang ke Kantor KBPP Kabupaten Bangka. Sanita Pjs Kepala Kantor KB PP Kasub Tata Usaha Kabupaten Bangka
KEHILANGAN
PENEMUAN
Barang siapa menemukan dompet berisi uang Rp. 800.000, 1 buah sim A Mobil dan sim motor harap di kembalikan atas nama Dheri Saputra Desa Airbelo. Anda juga akan mendapat imbalan kami tunggu ke iklasan hati anda. Trimakasih. 085268502222
Ditemukan sebuah ponsel merk Sony Ericson type K320i warna hitam abu-abu, di bilik ATM SUMSEL kantor Bupati Bangka, Rabu 05/05- 1:38pm. Yang merasa kehilangan, harap hubungi no.ini 085268888609 (telp/sms 24jam). Bangka pos, terimakasih.
SERVICE AC
LOWONGAN KERJA
GYPSUM
INSTITUSI Kepolisian RI masih menjadi sorotan publik. Mulai dari pusat hingga ke daerah. Dari para jenderal sampai bintara. Satu persatu kasus hukum menjerat mereka. Citra yang ditampilkan polisi bagian dari institusi penegak hukum jauh dari harapan. Institusi ini masih terpuruk di hadapan publik dengan kasus hukum mendera sejumlah oknum anggotanya. Ternyata institusi sebagai pengayom, pelindung, dan pelayan masyarakat itu tetap saja belepotan. Kasus demi kasus bagian dari upaya Polri berbenah diri memperbaiki citra atau memang terlalu banyak kasus hukum yang menyeret anggota Polri sehingga tidak pustus-putusnya, sulit ditebak. Perang bintang, istilah digunakan media dan para aktivis saat menyaksikan kisruh antara mantan Kabareskrim Polri Komjen Susno Duadji dengan sesama jenderal di Polri dalam penanganan perkara markus pajak hingga kini tak kelarkelar. Sudah ada korban jendral berbintang yang dinonaktifkan. Kasus yang makin merusak citra polisi itu belum berujung, Indonesian Corruption Watch (ICW) sudah siap-siap melaporkan
BUNGA
SPECIALIST AC MOBIL & RUMAH
helper, MD.Syrt: usia max.35 th, brmnat krimkn ke PT.Rasa Prima Selaras
SEDIA : SPARE PARTS AC MOBIL & RUMAH Specialist Service : Perbaikan Compresor, Blower, Vacum, Isi Freon R 134a + R12a Isi Olie R 134a + R12a, pasang Baru & pasang Second Sedia Spare Parts AC Denso & Sanden semua merk mobil.
BERGARANSI
Jl. Soekarno - Hatta (jalan Koba) No. 37/38 Pangkalpinang - BABEL Telp. 0717 - 424756/081273095899
(Wall's) Jl.Lontong Pancur No.39 Pk.Balam. Telp.0717-438099/7001890 ____________________________ 146243
Dbthkn 1 org tukang bubut yg brpnglmn & 1 org tkng las, ptong plat bulat/lurus & konstruksi utk dtmptkn dParit 3
____________________________ 144712
FA S H I O N
Jebus, dsdiakn tmpt tnggl. Hub; 0812.7174243
BABY & FRIENDS
Jl. Soekarno Hatta (Jl. Koba) No. 46 B Pangkalpinang - Bangka & 0717 - 438801
Menyediakan : M Aneka Perlengkapan Bayi M Pakaian Bayi & Balita M Aneka Mainan Bayi & Balita Buka Mulai Pukul 09.00 s/d 18.00 WIB ____________________________ 146010
Teori & praktek , Jl.MS Rachman
Jl. S.Selan, Kp. Melintang - P.Pinang
FLORIST & DECORATION
____________________________ 146021
Jenis Penetrasi Produksi Kemasan
Menerima : pesanan aneka rangkaian Bunga Artificial, Bunga Papan, Bunga Segar, Parcel, dll
: Aspal Drum : Grade 60/70 : Pertamina : 155 Kg
Jl. Soekarno Hatta No. 46 C Pangkalpinang Telp. (0717) 4256645, 7032830, 7032850 HP. 0816 4816 127, 0811 106 102 email : yoel_florist@yahoo.com
lamaran antar lsg ke PT. Bintangbaru
kue
Terus Jaya Jl. Jend Sudirman, Air Raya
MESIN AIR Pasang Mesin Air Minum Isi Ulang
Hubungi Agen Aspal
PERTAMINA
Jl. Jend. Sudirman No. 81
Telp: (0717) 435722 Hp. 08127171811, 081367917573
IMANUEL BRIDAL & FLORIST
bebek petelur, pakan ayam bravo 511 & 512,
____________________________ 145212
sinta, bibit ikan tmbk, pkn kucing, anjing. Jl.Gdang
____________________________ 145020
____________________________ 145010
BIBIT AYAM
PLt
Guru Pnglaman bs Privat drmh Hub: GRAND Music Jl. Batu Giok No 20 Pkp Tlp. 0819.77739689/421821 ____________________________ 144960
PENGUMUMAN Tlh hlg sbuah BPKB T.Kijang th' 08, met,
BN
2307
LC
No.
BIBIT TANAMAN
Rumah, Depot sedia Spare Part Hub:
AHLI KONSTRUKSI BAJA AHIN PERENCANA & MEMBIKIN:
Jl. Air Mangkok (Depan Bengkel Teralis) Pangkalpinang HP. 0812.7818 7809 / 0812.7900 4414
_________________________ BRJ10504
____________________________ 144510
PELUANG USAHA
FURNITURE ____________________________ 144732
1. Gedung/ rumah kontruksi Baja 2. Meja Goyang/ Pengayak Timah
05, w.silver hitam, BN 6964 DF,
3. Tangki, Hoist hub : 085267786779
Djual 2000 Pohon Bibit Sawit, Umur 2 Th,
No.Ka:MHIJB221X5K-424579, No.
____________________________ 144724
Asal Simalungun Hrga 40 Rb/Btg Nego,
BUDIMAN SKM. bgi yg mnmukn hrap Hub: Bpk ASSADAT Hp: 0813.73594708
Aneka macam & Uk. Batu Alam Hias :
Gg.Keranti Bkt Tani Pangkalpinang
Bt Paras, Bt Hijau Templek, Bt.Candi,
____________________________ 147339
Bt. Andesite bakar & Non Bakar, Ornamen & Roster & Cat pelidung Bt.
LOWONGAN KERJA
Alam. Hub Tb Griya Eng Jl. Jend.
Dbthkn Guru B. Inggris & Mipa, Lok Pkp Hub Bimbel Istoqomah. H p : 0 8 5 2 . 7 3 8 5 11 0 9 ____________________________ 146191
Dbtuhkn Tng Krj Wnita utk Adm, Umur
Sudirman 135 S.Liat ✆ 94086/7013011 ____________________________ 145860
Utk rumah, pagar & taman, trima psanan. Desa Pagarawan Merawang, Hp. 0813.68464559 ____________________________ 140723
Max 25 Th, Mnguasai M. Office, Intrnt, Lmrn diantr ke JJ Tiket/Cindomato Jl. Soekarno Hatta No 375 ____________________________ 147011
DI JUAL KEBUN Djual Kebun Sawit 3 Ha, Lok Kp. Buyan Kotawaringin, 2 Ha sdh Produksi, Hrga 95
Dbthkan
Operator
Bubut
yg
berpengalaman. Alamat Jl. sungai
JT/NEGO, Hp: 0811.185143 / 0813.80516743 ____________________________ 146179
selan Kp. Asam samp Counter Aryant ____________________________ 147022
Dicari wanita pmbntu rmh tangga maks 40 th, pekerjaan ringan bagi yg brminat Hub: 0812.73341638 ____________________________ 146552
Dbthkn
tnga
krja
utk
di
malaysia, brunai & di canada hub: 081373052545 ____________________________ 146917
Dibthkan kywn BENGKEL MBL. 1. TK Las bisa Cat Duco, 2. MONTIR Mobil, Jl. Kamboja No. 126 Kcng Pedang atastlp 081373594262 Pk. pinang ___________________________ 0000NS
Dcri bbrp org tng cuci mobil - motor, brpnglmn, lok. Jl. Mentok No.1, Hub: 0813.73374760 ____________________________ 147302
Bth mrktg even & tour, P/W, komp, rjn, SIM C, py kend sndiri, pkrj krs, brsedia bkrj apapn & loyl diutmkn tahu bt event & tour, PO BOX 111 ____________________________ 146201
DIJUAL RUMAH/TANAH 2
Dijual tanah luas 2600 M SHM Lok Jl.Air Port Pangkalpinang Gg Polwan.Hub: 0852.68780025 ____________________________ 147342
Tnh Kav Uk. 10x20 M2, hrg 14 JT Cash & kredit 600rb, Jl. Fajar Air Itam dkt Akbid/Hub: 0812.7174403 ____________________________ 146137
BIBIT TANAMAN
BABY WATER R.O
Pusat Mesin Isi Ulang R.O Jual pasang mesin isi ulang Air Minum dan sedia spartpart, Tangki Stanless, pompa stanless, tutup, galon, Tisiu, segel, Perbaikan Mutu Air & Servis
MAY’S Orchids & Florist Rangkaian Bunga Segar & Dekorasi Ulang
Tahun, Seminar, Kelahiran, Duka
MEDIA FILTER :
Carbon Aktif, Greensand, Silica Sand, Anthracite, Galon,Tutup,Segel, Tissue, Stiker, UV, Housing, Cartridge, PC Cleaner, etc. Hub : ( 0717 ) 700 - 6789 ; 0813 - 7302 1930 ; 0818 - 971 - 464.
!! sebagai sales eksekutif, manager resto & out bond, foto, gaji yg diinginkan, riwayat hidup hub.Ir Rusli Djohar HP. 087881803473 Home Resort Tg.pandan - Bltg
MAKANAN KHAS
jutaan. Hub : 081977757779, (0717) 423223 ____________________________ 144521
Telah dibuka toko oleh-oleh makanan khas Belitung kami kemaskan rapi dgn mesin clam tanpa dipungut biaya
SALON
pengepakan & penjualan tiket pesawat
A NILLA HAIR BEAUTY & BODY SPA
-
Crembath Gunting Warna Rambut Pijat Modern Lulur
- Meny/Pedy - Smothing/Bonding, dll
KK tour & travel alamat toko Jl. Sriwijaya N0. 6 Tg.Pandan Telp. (0719). 23305
HP.
08127170008/
081929553377 ____________________________ 146354
Konsultasi Stylish
Topan 0878 7840 7752
Jl. K.H. Abdurrahman Siddiq (RRI) No. 8 Blok B 9 Taman Elit Pangkalpinang - Babel (Samping Bangka Pos)
____________________________ 144704
MINUMAN KESEHATAN
H EXABION Chloropyl. Hub : 08174966719 / 081271450919 ____________________________ 146435
STIKER
PENDIDIKAN
____________________________ 145086
R FRES WATER KABA A IR MENERIMA PEMASANGAN DEPOT GEMB AIR GALON ISI ULANG Dengan Proses : Automatic,Filtrasi,Ultra Violet,Ozonisasi,Ionisasi (RO) BONUS : MESIN CUCI GALON 50 PCS GALON BARU si 5000 PCS TUTUP GALON aran Berg 5000 PCS TISSUE GALON
(081929186278), Pkp (081949033660)
Menerima pesanan karangan bunga segar utk : Dukacita, Sukacita/Pesta, Peresmian, pelaminan, dll. Hub : Jl. Melintas No. 273 Pkp ✆ 421996, 0878487286, 08127173356 ____________________________ 146273
J Y Floral House
Jl. Bukit Intan I Rt. 09 No. 210A Pkp Telp. (0717) 431199, 7002988 HP. 0811 717 8123, 081949026888 Aneka Design Bunga Papan Lukis, Bunga Segar, Bunga Artificial, Dekorasi utk segala suasana, dll.
BUNGA
Klinik Kecantikan Berbasis Kesehatan
____________________________ 145871
MESIN BATAKO
Mengatasi problem :
-Konsultasi Dokter, hair care, Hair Treatment (creambath), - Stress therapy wet (creambat + massage ), Hair Spa Aromatherapy, - hair Service (salon), - Gunting+cuci blow, Sanggul, Bonding, Smoothing, cat rambut, masker, -manicure / Padicure, cabut Alis, Make Up, - Waxing (pencabutan bulu) -Nail Polish, - Hand care / foot care, (perawatan tangan dan kaki) Senin - Sabtu : Pk. 09.00 - 18.00 Minggu : Pk. 08.00 - 16.00 Konsultasi Dokter : Pk. 10.00 - Selesai
____________________________ 146017
MAKANAN Sate Kambing,Wong Solo Amanah : Al.Jl.RRI & Semabung Lama (bwh Htel Griya Tirta)Pkp.Trma psnan Aqiqah & Pesta,Hub: 085293125257
DIJUAL MESIN Jual mesin cetak batako press, paping blok, mixer, batu bata merah, dll
Jl.Kamp.Bintang Raya No.129 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 436389 Fax. 422731 ____________________________ 145816
____________________________ 146285
Tg.Pandan – Belitung.
PULSA Mau jual pulsa ? trx cepat & murah, server sendiri, saldo bebas. hub : 081949169354 / 085971113236 BUKTIKAN !!! ___________________________ 00HBRI
RENTAL MOBIL
VIDEO SHOOTING
Pick Up/Panther, dll. Hub : Edi Nasapta
GENIAL STD VCD/ DVD pernikahan, dll 450rb hub : ✆ 7033395, HP. 081234560556
Hp 0819 2967 8748, 081373778127 Tjpandan. www.wisatabelitung.com ____________________________ 145250
www.bangkapos.com
Hub: 081389760691 0818182035, 081273619096 Komplek PUJAKO Jl. Koba (Depan simpang kamp. Dul)
____________________________ 144937
MINUMAN
Minuman yang Hyginies Drinking Water DEPKES RI NO. MD.249106001064
Menyediakan Snack
____________________________ 147345
Kampus 2 Poltek DG Jl. Jend Sudirman
KING RENTAL mbl APV/Xenia/Avanza/
____________________________ 146159
Terima Pesanan Pesta : - Perkawinan - Ultah - Syukuran
Hub. Kampus 1 DG Jl. Sriwijaya 13 atau
____________________________ 145846
Consultant Ticketing : Robby 0813.9525.4902
We Serve The Best Seafood In The City
____________________________ 147017
TRAVEL & AGEN
____________________________ 144485
CITY OCEAN
Dijual tanah/bangunan L.1000 M 2 , SHM, lok jl Raya Koba PKP, Kp. Jeruk. Hub : 085268780025
informasi lebih lanjut dan pendaftaran ____________________________ 144880
DAPATKAN PROMO TAHUNAN SINAR BUANA TRANSINDO
KECANTIKAN
SEAFOOD RESTAURANT & CAFE
____________________________ 147344
nasional ITB & TELKOM 2010/2011
Reservasi : 0717-423586
____________________________ 145310
Jl. Bukit Intan (Basuki Rahmat) No. 199 A Telp. (0717) 434383
pendaftaran
memfasilitasi pendaftaran seleksi
Tiket Di Antar Gratis Melayani : - PENJUALAN TIKET Wil.Sungailiat & Pangkalpinang PESAWAT & TIKET KAPAL - TOURS & TRAVEL - RENTAL MOBIL (Harian/Bulanan/Tahunan) - ANTAR JEMPUT BANDARA - CARGO
piring rotan,lidi,tmpt hntaran.S.Liat
House Of Ristra
membuka
mahasiswa baru angkatan 2010/2011 &
Jl.Depati Hamzah No.295 (Semabung Lama) Pangkalpinang-Bangka Belitung Reservasi (0717) 423586 Fax (0717) 423586
____________________________ 145094
Dijual tnh L.24 x 40 M2, SHM, Lok. blkg Lp Tua Tunu, dkt perum Gandaria. Hub: 0813.73352638
Ganesha
SINAR BUANA TRANSINDO
KERAJINAN ROTAN
____________________________ 145320
LILY FLORIST
Belitung Politeknik Komp Niaga Darma
MESIN FOTO COPY ____________________________ 146216
✆ 438682 /
08127170593
____________________________ 147084
____________________________ 147343
DRINKING WATER SYSTEM :
MELAYANI AREA BANGKA BELITUNG "KAMI SIAP DATANG KE TEMPAT ANDA"
Berkah rotan, krnjang prcel, buah,
Cita, dll. Bukit Baru 1 -
umur 30 th maka andalan yg kami butuhkan
Herbal, modal 25rb, disc 65% + bonus smp
Hub : Jl. Gajah Mada 173 Air Kenanga Sungailiat HP. 0813 73833723, 0813 73183626
____________________________ 146902
Pernikahan,
menyukai tantangan syrt pendidikn min D3
____________________________ 146324
HUB TELP : 081372354038 / 081373396646 (PANGKALPINANG)
BUNGA
____________________________ 145730
Dijual rumah Luas 164 M 2 . SHM, Lok.Perumahan Bukit Kejora permai. Hub: 0852.68780025
0%
____________________________ 146181
Dijual Tanah Kapling 15x20m, SHM, Lok.Depan Stadion Depati Amir/ Pkp. Hub : 0813.6701.7942/Nego Dijual tanah/bangunan luas 3900 M 2 SHM, lok. Jl.Raya sanfur Pkp. Hub: 0852.68780025
Dunia Baru
Jln. Pasar No.3 Pangkalpinang Telp. 421226/422277
Hub: 0811.185143 / 0813.80516743
Peresmian,
work memiliki jiwa leadership, energic,
Slmt kpd lulusan SLTA se - Bangka
& BPKB spda mtr Honda/125 CC Th'
BATU ALAM
senang bergaul, mampu bekrj secara team
Dicr Agen/Distributor AVAIL-pembalut wnt
AMDK (Air Minum Dalam Kemasan ), AMIU ( Air Minum Isi ULang), WTP ( Water Treatment Plat ), Filter Air.
Hubungi:
Apabila anda org yg berambisi utk maju,
/ 081398103989 lmrn antar lsg ke Batu Itam
UV
UNTUK HARI RAYA, KEBUTUHAN KELUARGA, DLL
____________________________ 146259
Ka:KF50039326, No.Sim: 3086723C
Sim:JB22E-1423889. An.Bpk ASSADAT
CALL/SMS : 081367469996, 081367936177
021 6817 5029 / 0813 1742 9089
BUTUH DANA SEGAR ?! - Pangkalpinang: 085273655582 / 081368049304 - Sungailiat: 94935 / 0812 780 6850 Telp/SMS - Kelapa: 355067 / 0852 6808 0227 - Koba : 0811 717 8407 / 0852 7327 2743 24 Jam - Muntok : 0813 67406240/0852 67111377
r Aneka Bibit Buah-buahan r Aneka Bibit Perkebunan (Karet, Sawit, Coklat, dll) r Aneka Tanaman Tumbuh Kota (Palm, Glodokan, Tanjung, Pinisium, dll) r Obat-obatan Pertanian
KUALITAS BAGUS & HARGA MURAH
Pasang Baru, Service RO & Filter Air
Ingin Menambah Penghasilan 5 s/d 20 jt/Bln Dengan Modal Hanya 25 Juta ???
(JAMINKAN BPKB MOTOR)
Menyediakan :
Alamat : Jl Air Anyir deket tepekong Sebelah kanan tembok batako Hp. 081367498881/081949064978
SPANDUK - BALIHO
____________________________ 145477
MESIN AIR
DANA TUNAI
____________________________ 145100
CV. JAYA SARANA AGRO
____________________________ 146287
BERITA KEHILANGAN w.biru
PANCA LOGAM TRUSS
Menyediakan : - Baja Ringan - Seng Aluminium - Gypsum - Siku Rak - Hologypsum dll
T Vis
____________________________ 146271
Padi No.103 Pkp Hub: 08127898603/0717433228
Belitung Telp. (0719) 24693 ____________________________ 146336
Tissu, Partai besar &
____________________________ 144899
KURSUS MUSIK
(samping BB Diesel) Tg.Pandan – ____________________________ 144872
& Sp a r e p a r t J u a l G a l o n , Tu t u p
____________________________ 145018
Air kenanga S.Liat. Hp 081513385260
& 422439 ( Acai);
punya kendaraan sendiri, Sim C
____________________________ 147030
brmcm
Ikan S. Liat (081373823327)
Acun Aquarium, Jl Anak ayam pedaging 707,
ALUMINIUM
syarat : pendidikan min SMK/sdrjt,
disediakn Hub: 0852.68227988 Pkp
dll,
kecil Jl. Nelayan I No. 3 Pasar
rak piring, dll. hub : Dkt puskesmas
Semabung Baru Jl.Koba No. 47 Hub :
Dibutuhkan segera salesman motorist
yg
resepsi/
Galon,
Design Bunga Papan Grosir/Eceran Bunga Artificial Dekor Pelaminan, Ultah (Badut) Palm House (Tempat Pesta di Baciang) Jual/Sewa : Pelaminan Lengkap, Gaun Pengantin/Pesta + Aksesoris Lengkap, Kue Pengantin & Tenda Lengkap Jl.Pasir Putih No.106 (Dekat Gedung Setia Bakti) Pkp Hub. Akian/Fily 0813.7355 8822, 08117171657
____________________________ 146014
LOWONGAN KERJA
tampah utk acra platihan, rapat,
Florist of Your Choice Give You More Than Beauty
ALUMINIUM
BELITUNG
PERCETAKAN
kue kering, kue basah & kue
Menerima : Pesanan bunga papan dukacita & sukacita. Dekorasi segala suasana pernikahan, dll. Handbouquet, Table Jenny (Wawa) bouquet fresh flower artifical flower & parcel buah dan bunga. Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 501 (Ruko Gereja Bethel, Belakang Aneka Furniture) Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) -7020262 - 433536 Hp . 08127172503
____________________________ 145749
ASPAL
Menerima psn kaca Aluminium, kusen,
BELAJAR SETIR MOBIL
Menerima Pemasangan : p Plafon Gypsum / Hollo p List Gypsum p Partision p Cat Hubungi : HARYANI Hp : 081373391118
USAHA
ACUNG ALUMINIUM
PENDIDIKAN
FARMA INTERIOR GYPSUM
PROPERTY CV. TOTO Jl. Nelayan I No. 92 (belakang SD 9) ✆ 92683 HP. 081514532299 Sungailiat (Harga Pabrik) Rolling Door Plat Rp.180.000,Rolling Door Evolution Rp.720.000,Folding Gate 0,30 STD Rp.350.000,Pintu Harmonika STD Rp.330.000,Tenda Awning STD Rp.190.000,Tenda Canopy Rp.230.000,-
umum, putusan sidang etik Polri, bahkan yang dalam proses penyidikan. Itulah langkah yang ditempuh dalam hal penegakan hukum terhadap oknum anggota. Setiap tahun ada saja anggota polisi yang dipecat tidak hormat dan dipenjara karena terbukti bersalah. Hanya saja hukuman demi hukuman belum memberikan efek jera. Tetap saja oknum polisi tertangkap berbuat cela. Akibat setitik nila rusaklah susu sebelanga. Apalagi kalau nilanya sebelanga. Banyak pihak yang menilai pendidikan calon anggota Polri itu yang tidak beres. Oleh sebab itu sitem rekrutmen anggota polisi ini juga benar-benar dibenahi. Tidak ada lagi istilah calon titipan atau sogoksogokan. Seleksi harus benar-benar ketat sesuai aturan yang ada. Setelah terjaring proses pendidikan tidak instan seperti saat ini. Begitu pula dengan renumerasi bagi anggota Polri, kasus korupsi pajak Gayus Tambunan bukan jadi alasan untuk meniadakan upaya menaikan gaji dan tunjangan bagai anggota Polri. Langkah ini untuk memenuhi harapan dan keinginan kita bersama agar polisi menjadi profesional dan pelayanan maksimal kepada masyarakat. (*)
YEYEN KUE menyediakan brmcm
____________________________ 147337
FASHION
sejumlah jenderal Polri yang aktif maupun tidak karena memiliki sejumlah rekening tidak wajar. Salah satunya Irjen Bambang Gunawan. Dalam laporan itu disebut-sebut anak Irjen Bambang menerima setoran uang dari sebuah pabrik peleburan (smelter) timah SJI yang berdomisili di Ketapang Pangkalbalam. Setoran senilai Rp 9 miliar melalui bank BCA ini ketika smelter tadi bermasalah dalam hal pembelian pasir timah ilegal. Irjen Bambang sudah membantah tentang temuan ini. Hanya saja laporan ICW patut ditindaklanjuti sehingga hukumlah yang berbicara benar atau tidaknya, negara ini masih mengedepankan azas supremasi hukum. Tak ada warga negara ini kebal hukum, termasuk presiden sekalipun. Bukan hendak menuding, pertimahan di Babel banyak pihak yang terlibat. Tak sedikit pula para oknum menikmati kekayaan alam yang dimiliki Babel itu. Tak di pusat, tak pula di daerah. Sama saja. Serentetan kasus hukum yang merusak citra polisi juga terjadi. Mulai dari perlakuan asusila hingga dugaan bermacam tindak pidana. Sejumlah pelaku ada yang sudah dipidana oleh peradilan
MAKANAN
DIbthkn sgra: salesman (bs nyetir),
AC 88
11
Wajah Polisi
KBPP tidak Persulit Distribusi Alat KB MENANGGAPI SMS Peduli tanggal 3 Mei 2010, tentang pelayanan kantor KBPP, perlu kami jelaskan sebagai berikut : 1. Obat dan alat KB yang ada di Gudang Kantor Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan (KBPP) Kabupaten Bangka adalah benar diperuntukkan untuk masyarakat Kabupaten Bangka yang membutuhkan. 2. Obat/alat KB di Kantor KBPP Kabupaten Bangka didistribusikan ke klinik KB melalui permohonan dari pemimpin klinik KB kepada kepala Kantor KBPP Kabupaten Bangka. 3. Kantor KBPP mendistribusikan obat/alat KB sesuai permohonan dari klinik KB dan mempertimbangkan stock/persediaan obat/ alat KB di klinik KB yang dilaporkan rutin
JUMAT 7 MEI 2010
LAYANAN KONSUMEN : (0717) 431879 Diproduksi oleh : CV Mentari Dempo Indah Pangkalpinang-Bangka ____________________________ 144866
CMY
12
smart shopping
JUMAT 7 MEI 2010
POS BELITUNG
Pembiayaan KPR
the Greenland Gandeng BRI
BANGKA POS/RUSAIDAH
CUCI GUDANG - Baby & Friends menggelar cuci gudang hingga 10 Mei 2010 dengan produk pakaian anak merek ternama.
Baby & Friend
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Untuk memudahkan end user dalam kepemilikan perumahan the Greenland, pengembang perumahan the Greenland, PT Mitra Anugrah Perdana (MAP) terus berinovasi. Setelah sebelumnya BCA dan BTN, kali ini, menggandeng perbankan nasional, Bank Rakyat Indonesia (BRI) dengan ditandai penandatanganan kerjasama di BB Center Point, Kamis (6/5). Penandatangan sendiri dilakukan Direktur PT MAP, Aloisius Tedjo dan Pimpinan Cabang BRI Pangkalpinang, Yusni Kuswanto disaksikan Wakil Pimpinan Pimpinan Wilayah BRI Sumbagsel, Direksi PT MAP dan di hadapan Notaris, Amorawati SH SpN. Direktur PT MAP, Aloisius Tedjo mengatakan, semakin banyaknya kerjasama dengan pihak perbankan, memberi kemudahan pilihan kepada calon konsumen memiliki hunian di the Greenland. “Dipilihnya BRI karena jaringannya yang sangat luas, tidak hanya di perkotaan tapi juga di pedesaan. Karena banyak dari pembeli perumahan the Greenland yang berasal dari Tempilang, Jebus, Kelapa dan daerah lainnya,” ujar Aloisius dalam konferensi pers, Kamis (6/5). General Manager PT MAP, Wahyu Wisnugroho menjelaskan, untuk memudahkan konsumen juga saat ini kepemilikan sertifikat masing-masing rumah telah dipecah, sehingga saat membeli
Promo Cuci Gudang Bayi dan Anak ■ Mulai 5-10 Mei 2010 PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Toko perlengkapan bayi dan balita, Baby & Friend menggelar promo cuci gudang mulai 5-10 Mei 2010. Produk baju tersebut kini bisa anda dapatkan dengan harga Rp 50 ribu, Rp 100 ribu - Rp 200 ribu, untuk tiga pieces baju, celana, rok dan gaun. Selain itu, khusus pelanggan Baby & Friend yang ingin membeli produk merek Elegance dengan berbagai motif dan lebih
Layanan Debit GUNA memberikan kemudahan bagi pelanggan dalam pembayaran, Baby & Friend menyediakan layanan debit BCA dan Mandiri. “Pelanggan kita cukup banyak dan beragam, karena itu kita berusaha memberikan yang terbaik bagi mereka,” kata Irma, karyawan Baby & Friends kepada Bangka Pos Group, Kamis (6/5). Ditambahkannya, pasar untuk produk Baby cukup bagus sehingga keinginan dan kemudahan konsumen berbelanja juga mesti diperhatikan dengan baik. “Hal ini sejalan dengan komitmen kita untuk terus meningkatkan pelayanan, di samping memberikan produk yang berkualitas,” ujarnya. (uwa)
lengkap akan mendapatkan diskon 30 persen. “Kita berharap promo penjualan ini bisa memberi kesempatan bagi pelanggan Baby & Friends untuk mendapatkan baju bayi dan anak dengan harga lebih murah,” kata Irma, karyawan Baby & Friends kepada Bangka Pos Group, Kamis (6/5). Baju-baju bermerek yang ditawarkan Jack n Jill, Elegant, Guess, Next, Oskosh dan Oillily. Selain baju, toko yang mulai beroperasional 2005 lalu ini juga menawarkan sepatu merek Gucci, Mother Care dan Dior mulai dari harga Rp 50 ribu sampai dengan Rp 80 ribu. “Stoknya pakaian tersedia cukup banyak sehingga konsumen memiliki kesempatan dalam memilih pakaian bagi putra-putri ciliknya,” ungkap Irma. Bagi anda yang tengah mencari aneka mainan bayi dan balita bisa mencarinya di sini. Seperti kereta dorong, ballroom, barbie, meja belajar, ayunan bayi, tempat tidur bayi bisa anda peroleh dengan harga terjangkau. “Sementara untuk produk pigeon, baby shop, steril botol dan lainnya kita pasang dengan harga tetapi dijamin tidak mahal,” tambahnya. (uwa)
Jangka Waktu KPR BRI : ● Pengusaha ● Fungsional ● PNS (TNI/Polri)
10 Tahun 15 Tahun 20 Tahun. (may)
XL BlackBerry One
Promosi Spesial Rp 99 ribu /Bulan yang harian maupun bulanan juga tetap bisa mendapatkan promo ini dengan cara stop layanan terlebih dahulu kemudian mengirimkan SMS dengan perintah BB (spasi) BULAN kirim ke 568; atau dengan mengakses *123#. “Dengan tarif hanya Rp 99 ribu/bulan, layanan XL BlackBerry prabayar menjadi yang paling kompetitif jika diperhitungkan juga dengan kehandalan kualitas dan jangkauan jaringan XL,” ujarnya.
Layanan BlackBerry di Indonesia kini sudah cukup mudah didapatkan, apalagi tarifnya semakin ...
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- PT XL Axiata Tbk (XL) kembali meluncurkan program promo spesial berlangganan layanan XL BlackBerry. Promo spesial yang diberikan dengan harga Rp 99 ribu/30 hari sudah termasuk pajak. Kegiatan promo ini dilakukan dalam rangka memberikan kemudahan bagi para pelanggan. Promo istimewa ini berlaku mulai 3 Mei-31 Juli 2010. “Layanan BlackBerry di Indonesia kini sudah cukup mudah didapatkan, apalagi tarifnya semakin murah. Namun, XL tetap berkomitmen untuk memberikan layanan yang terbaik dengan tarif yang lebih murah lagi, hanya Rp 99 ribu/bulan dan sudah termasuk pajak,” ungkap Regional Sales Operation Manager (RSOM) XL Area Babel, Darwing Chaniago, kemarin. Ia menambahkan, tarif promo ini turun cukup signifikan dari tarif sebelumnya sebesar Rp 150 ribu/bulan. Promo istimewa ini hanya berlaku bagi pelanggan baru yang melakukan registrasi berlangganan XL BlackBerry One. Untuk pelanggan existing BlackBerry Gaul dan BlackBerry Bizz baik
DARWING CHANIAGO Regional Sales Operation Manager (RSOM) XL Area Babel
Diungkapkannya, pelanggan XL BlackBerry tidak perlu khawatir akan kehilangan sinyal ketika harus bertugas atau bepergian ke luar kota. GM Sales Operation XL Sumbagsel, Haryo Wibowo mengatakan, untuk menjamin kenyamanan pelanggan menggunakan layanan Black-
Berry, saat ini XL juga telah meningkatkan kapasitas layanan BlackBerry, dengan bandwidth sebesar 260 Mbps. “Hal ini menjadikan XL sebagai operator penyedia layanan Blackberry dengan kapasitas terbesar di Indonesia, dengan koneksi langsung ke RIM melalui dual carrier partner,” ujarnya. Layanan XL BlackBerry juga telah dilengkapi dengan fasilitas internasional roaming data dengan tarif flat yang mencakup 9 negara di antaranya yakni Malaysia (Celcom), Singapura (M1), Kamboja (Hello), Hongkong (SmartTone), Jepang (Softbank) dan Philippine (Sun). Layanan XL BlackBerry saat ini juga didukung dengan XL Xperience Land yang merupakan pusat layanan XL BlackBery, untuk membantu pelanggan mendapatkan kemudahan transaksi pembelian handheld BlackBerry dengan garansi resmi dari RIM serta dilengkapi berbagai macam aksesories, berbagai aplikasi, fasilitas upgrade device dan repair device serta konsultasi tentang BlackBerry. (uwa)
Terapi Gurah
Dikenal di Kalangan Pesantren
CMY
■ Sembuhkan Asma dan Sinusitis ■ Keluarkan Lendir Kotor PANGKALPINANG, BANGKA POS -Bagi anda yang ingin melakukan terapi gurah, kini tidak usah khawatir lagi susah untuk mencari lokasinya. Khusus di Pangkalpinang, kini telah hadir tempat Terapi Gurah Richard, yang membuka praktek di Gang Merpati nomor 184, Jalan Abdurrachman Siddiq, Pangkalpinang. Kegiatan terapi itu dimulai dari pukul 08.00 WIB hingga pukul 20.00 WIB. Richard, pemilik ‘Terapi Gurah’ menuturkan, dulu gurah dikenal di kalangan pesantren tradisional yang biasa digunakan para santri untuk belajar qiroah (seni membaca Alquran). “Kini gurah tidak hanya populer di kalangan santri karena selain dapat membuat suara menjadi nyaring, juga terbukti memiliki efek penyembuhan berbagai penyakit,” ujar Richard, pria asal Kalimantan ini.
Gurah juga merupakan satu sarana membersihkan dan mengeluarkan kelebihan lendir yang kotor dengan cara memasukkan ramuan khusus ke dalam lubang hidung. “Reaksi dari ramuan ini menjadikan semua saraf tubuh akan bereaksi menekan, mengeluarkan lendir kotor yang mengandung kuman penyakit dan racun,” jelas Richard. Menurut Richard, seluruh saluran pernafasan, pencernaan dan darah akan bersih dalam kurun waktu sekitar dua jam melalui lendir yang keluar dari rongga hidung, mata dan mulut. “Efek dari terapi gurah dapat membantu menyembuhkan penyakit yang berhubungan dengan kepala, saluran pernafasan dan pencernaan. Tak ada pantangan dalam pengobatan ini, hanya disarankan sepekan setelah gurah pasien tidak makan-makanan pedas dan minum es,” lanjutnya. (alf)
rumah di the Greenland langsung mendapatkan akta jual beli (AJB) dan langsung balik nama. Saat ini manajemen the Greenland sedang menyelesaikan infrastruktur pendukung perumahan ini. Misalnya instalasi Water Treatment Plant, sistem saluran serta jalan cluster. Sementara pembangunan rumah massal sendiri terus dikerjakan dengan di berbagai block. Bahkan beberapa block seperti Block M, L dan F sudah sold out beberapa waktu lalu. “Baik pembayaran cash atau kredit, AJB langsung diberikan. Ini kemudahan yang diberikan the Greenland untuk konsumen. Selain itu, the Greenland pada Juni ini akan melaksanakan serah terima unit kepada pembelinya. Untuk tahap pertama ini sekitar 9-10 unit rumah akan diserahkan, kemudian dilanjutkan seminggu kemudian. penyerahan rumah ini berkelanjutan tiap minggu jadi secara kontinu,” paparnya. Pimpinan BRI Cabang Pangkalpinang, Yusni Kuswanto menyebutkan tahun 2010 ini BRI mulai fokus untuk pembiayaan KPR, bukan hanya di bisnis UKM saja. “Untuk menunjang kerjasama dengan the Greenland ini, BRI memberikan special rate/special price dalam hal pembayaran KPR. Special rate 7,5 persen fix setahun atau 8,8 persen untuk dua tahun. Maka dari itu, di tahun 2010 ini BRI sudah memiliki yang namanya AO Consumer yang khusus membidangi kredit konsumen. Dengan kepemilikan 9 BRI unit dan 2 KCP, akan memudahkan konsumen yang membeli perumahan the Greenland, apalagi sekarang masing-masing unit sudah online,” papar Yusni. (may)
BANGKA POS/RUSAIDAH
TANDATANGANI AKAD KERJASAMA - Pimpinan BRI Cabang Pangkalpinang, Yusni Kuswanto dan Direktur PT MAP, Aloisius Tedjo menandatangani akad kerjasama KPR the Greenland disaksikan Direksi PT MAP di hadapan Notaris, Amorawati Sh SpN di BB Center Point, Pangkalpinang, Kamis (6/5/2010).
Jangka Waktu KPR Terlama DALAM kerjasama tersebut, BRI Cabang Pangkalpinang berani memberikan jangka waktu KPR terlama dari bank-bank lain. Sekitar 20 tahun, jangka waktu KPR bagi konsumen yang membeli perumahan the Greenland. Yusni Kuswanto, Pimpinan BRI Cabang Pangkalpinang mengatakan, selain memiliki jaringan terluas, BRI juga memberi kemudahan fasilitas kredit pemilikan rumah hingga 20 tahun. “Ini merupakan nilai lebih dari BRI. Tahun ini ditargetkan untuk KPR BRI sekitar Rp 15 miliar. Target ini lebih meningkat dibandingkan dengan tahun 2009 lalu yang hanya Rp 3,5 miliar. Kita lihat dengan adanya prospek ini, cluster berapapun pasti laku,” papar Yusni. Apalagi diakuinya, kepemilikan sertifikat masing-masing rumah sudah dipisah tidak
menggunakan sertifikat induk lagi, sehingga lebih mudah prosesnya. “Di samping itu lokasi perumahn the Greenland yang terjangkau, serta konsep minimalis sesuai dengan hunian keluarga,” tuturnya. Di atas lahan seluas 140 Ha ini, selain hunian akan dikembangkan kawasan terpadu, modern dan lengkap fasilitasnya seperti swimming polll, jogging track, children playground, commercial area maupun exclusive country club. “Sesuai komitmen the Greenland yang memiliki kepedulian terhadap lingkungan hidup, saat ini juga dikembangkan kawasan seluas 2,5 Ha sebagai nursery dengan puluhan ribu jenis tanaman. Nantinya pohon-pohon ini akan ditanam di seluruh kawasan, baik sebagai taman maupun kawasan hijau,” ucap Wahyu. (may)