BANGKA POS Spirit Baru Negeri Serumpun Sebalai
Langganan Rp 62.000
20 Halaman
Daftar Bupati Malam Hari
(Zuhri M Syazali-Sukirman) Koalisi PKS-Hanura
(Parhan Ali-Erwan Masri) Koalisi Demokrat, PBB, PAN, PPRN, PKB, PBR.
Bayo-Sopian Pembuka Parhan-Erwan Jam 21.00 Wib Zuhri-Sukir Menutup Herwanto-Fathoni Jelang Maghrib han Ali-H Erwan Masri (Pahe) koalisi Partai Demokrat, PBB, PAN, PPRN, PKB, PBR datang ke KPU sekitar pukul 21.00 WIB. Dan pasangan calon dari koalisi PKS-Hanura, yaitu H Zuhri M Syazali-H Sukirman (Zikir) menutup pendaftaran bakal calon kepala daerah tepat pukul 22.00 WIB. Pendaftaran Bayo-Sopian cukup meriah. Duet diusung PDIP membawa kesenian Reog Ponorogo. Rombongan bergerak dari lokasi deklarasi di
Desa Belo Laut. Atraksi reog dilaksanakan mulai jalan protokol, tepatnya di depan SMPN I Muntok hingga halaman KPU Kabupaten Bangka Barat. Seolah tak mau kehilangan momen, duet Parhan-Erwan (Pahe) dikawal massa kalangan partai koalisi. Kemeriahan pendaftaran juga terlihat ketika saat Zuhri-Sukirman disingkat Zikir mendatangi KPU. Pendukung Zikir berjalan kaki
PAN Pertahankan Patrianusa
JAMRO makin rajin mencari sosok yang cocok bersanding pada Pemilukada Bangka Selatan. Dari beberapa nama, (Bayodandari-Sopian) Nursyamsu alias Tauke PDI Perjuangan yang paling dekat untuk dipinang. Tak saja keuntungan mendapat jodoh, kereta politik pencalonanpun makin kuat jika pilihan jatuh pada Nursyamsu. PDIP disebut-sebut merestui Nursyamsu maju di Pemilukada Bangka Selatan 2010. Sejauh ini, beberapa partai yang tidak mendapat kursi di DPRD Bangka Selatan menyokong Jamro. Selain itu Jamro juga melamar ke PKS. Dukungan duet Jamro-Nursyamsu dikoordinir Edi Sani Ketua Partai Indonesia Baru (PIB). Jamro, ketika hubungi Bangka Pos Group, Selasa (23/3) memastikan dirinya siap menantang Justiar sebagai Koalisi PPP dan calon bupati. Langkah ini sudah Aliansi Lintas Parpol dipersiapkan dan hasil rekomendasi tim survei kalau dirinya masih diterima masyarakat. “Untuk mendukung langkah politik maju sebagai calon bupati, kita sudah
BARISAN
Herwanto-Fathoni
ke halaman 6
4 24 MARET 2010 NOMOR 28 284
Jamro-Nursyamsu Makin Dekat
ZIKIR
PAHE
MUNTOK, BANGKA POS— Empat pasang calon kepala daerah di Bangka Barat mendaftarkan diri, Selasa (23/ 3). Keempat pasangan calon ini mendaftar diri menjelang batas penuntupan pukul 00.00 WIB. Pasangan Bayodandari-Sopian (Barisan) diusung oleh PDI Perjuangan mendaftar pertama pada siang harinya. Diikuti duet Herwanto-Fathoni koalisi PPP dan Aliansi Lintas Parpol menjelang maghrib. Selanjutnya pasangan H Par-
RABU
www.bangkapos.com - redaksi@bangkapos.com, iklan@bangkapos.com
melakukan diskusi dengan partai PKS, dan kini sudah memasuki tahap-tahap akhir,” kata Jamro. Jamro mengaku komunika si politik dengan Nursyamsu memasuki babak akhir. Tinggal menunggu keputusan dari PDIP. “Setelah semua komunikasi dan kesepakatan politik mencapai tahap final akan kita kita sudah sampaikan. melakukan diskuKita serahsi dengan partai kan kembali PKS, dan kini kepada masyarakat. sudah memasuki Prinsipnya, tahap-tahap kita siap akhir, melayani Jamro masyarakat Calon Bupati Basel dari kekurangan, keterbatasan serta kemampuan yang kita miliki,” ungkap Jamro. Koordinator koalisi partai Edi Sani mengatakan, pihaknya beberapa kali berkoordinasi dengan tingkat pimpinan
Eceran Rp 2.500
BANGKA POS
ke halaman 6
Ayo...!!! Sukseskan
PORPROP BABEL III 2010 Di Toboali Negeri Junjung Besaoh Kabupaten Bangka Selatan 17 Juli 2010 s/d 26 Juli 2010
KONI BANGKA SELATAN
4 Koruptor Dipenjara
AL Tahan Tongkang Berisi Ribuan Kubik Kayu Dikawal Dua Anggota Polair Bersenjata
Sormin Menunggu Putusan MA PANGKALPINANG, BANGKA POS— POS—Kejaksaan Negeri (Kejari) Pangkalpinang, mengeksekusi empat terpidana korupsi proyek pembangunan rumah anggota DPRD Kabupaten Bangka Selatan. Para terpidana korupsi itu Mahyudin, Alwi Taufik, Emran Munzir dan Abid Fauzi dieksekusi Kamis (18/3) pekan lalu. Eksekusi para terpidana korupsi proyek senilai Rp 2.025.000.000 dengan kerugian negara Rp552.591.818 oleh jaksa setelah Mahkamah Agung (MA) mengabulkan
permohonan kasasi Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap putusan Pengadilan Negeri (PN) Pangkalpinang. “Kami telah mengeksekusi dan memenjarakan empat orang koruptor anggaran proyek pembangunan rumah anggota DPRD Kabupaten Bangka Selatan (Basel) yang berasal dari APBD 2006 sebesar Rp2.025.000.000 dengan kerugian negara Rp Rp552.591.818,” kata Ichran Efendi SH, MH Kepala Kejari Pangkalpinang,
kartuHALO PIMPINAN, krywn PLN dn bpk.bupati Kab. Bngka, cemane kisah e lmpu idup mati stngah jm skali bbrpa mlm ini, mhon pnjlsan dn sgralh dislsaikn mslh e, agarkami tdk trus dirugikan. 081328549***
Selamat Pagi Provinsi! Jalan Nasional Berlubang Telat sikit mayar pajek kena dende Curah Hujan Meningkat Dek kering bajuk budak!
Selasa (23/3) dikutip dari Antara. Berdasarkan putusan MA No.632K/PID.SUS/2009 yang ke halaman 6
Mereka Dieksekusi Mahyudin (Pensiunan PNS Dinas PU Bangka Selatan) 1,6 tahun penjara, denda Rp 50 juta dengan ketentuan bila tidak dibayar diganti pidana kurungan tiga bulan penjara. Alwi Taufik Direktur PD Alta Jaya 1 tahun penjara membayar uang penganti Rp331.569.818, dengan ketentuan bila tidak membayar satu tahun sesudah putusan MA, harta benda terpidana disita dan dilelang untuk membayar uang penganti. Apabila harta terpidana tidak cukup uang penganti maka diganti pidana satu tahun penjara. Embran Munzir Direktur CV Diesel Power Utama 2 tahun penjara dan denda Rp50 juta dengan ketentuan bila tidak dibayar pidana kurungan tiga bulan penjara. Abid Fauzi Direktur CV Panca Setia Baru 1,6 tahun penjara dan denda sebesar Rp 50 juta,
Bang
Kapos
ke halaman 6
BANGKA POS/RYAN AUGUSTA
AMANKAN KAYU - Lanal Babel mengamankan ribuan kubik kayu di atas tongkang yang diduga ilegal, Selasa (23/3/ 2010).
BELINYU, BANGKA POS Ribuan kubik kayu diamankan TNI AL dari sebuah tongkang saat melintas di sekitar perairan Tanjung Ular, Muntok, Senin (22/3). Penangkapan kayu yang diduga hendak diselundupkan ke luar Bangka ini terjadi sekitar pukul 10.00 WIB. Awalnya TNI AL menerima laporan dari stasiun pemancar milik TNI AL bahwa ada satu unit tug boat bertuliskan TB ERINA II sedang masuk perairan Selat Bangka atau pada jarak 5 mil dari perairan Tanjung Ular atau sekitar 60 mil dari titik perairan Belinyu. Tog boat berawak sekitar 9 orang termasuk kapten kapal itu menarik tongkang yang dicurigai sedang mengangkut kayu gelondongan.
Mendapat informasi tersebut, TNI AL segera melakukan pengecekan. Setelah posisi tongkang berhasil dideteksi, sejumlah anggota Armabar TNI AL dipimpin Mayor Laut (P) Eka Prabawa meluncur ke lokasi menggunakan KRI Barakuda. Sebelum disergap, awak tug boat berkapasitas GT 128 No.99/RRC itu rupanya mengendus kedatangan petugas. Mereka berupaya menghindari. TNI AL sempat kewalahan mendeteksi dan melakukan pengejaran dengan kecepatan 20 knot, karena kondisi perairan Selat Bangka sedang ramai aktivitas kapal-kapal lainnya. Berkat kecekatan anggota KRI Barakuda akhirnya tug boat yang menarik tongkang
berisi kayu gelondongan tersebut berhasil diamankan di wilayah perairan Tanjung Ular. “Saat kita periksa ABK-nya termasuk nakhoda kapal tug boat itu mengaku ribuan kubik kayu gelondongan itu dibawa dari Palembang Sumsel dengan tujuan Pekanbaru, Riau. Namun saat ditanya kelengkapan surat atau dokumen termasuk SKSKB (surat keterangan kayu bulat), mereka tidak dapat menunjukkan-
nya,” kata Mayor Eka Prabawa kepada Bangka Pos Group di Makolanal Babel di Belinyu, Selasa (23/3). Eke menjelaskan, kayu gelondongan tersebut berjumlah 2.684 kubik. Ukuran panjang kayu itu rata-rata sekitar 6 meter, sedangkan diameternya bervariasi. “Untuk sementara kita anggap barang itu (kayu, red) kayu ilegal, ya karena mereka tidak dapat menunjukkan kelengkapan administrasinya antara lain surat keterangan yang tadi yakni SKSKB,” kata Eka Prabawa. Saat ini penahanan ribuan kubik kayu tersebut diserahkan ke Lanal Babel. Danlanal Babel Kolonel Laut (P) Gregorius Agung WD membenarkan penahanan kayu itu. Pihaknya sudah membuat berita acara terkait penangkapan kayu gelondongan yang diduga ilegal untuk proses hukum selanjutnya. “Kami akan melibatkan be ke halaman 6
BABEL la ade gizi buruk ulik, pasti kepala daerah akan saling lempar tanggung jawab. 081930846***
ADVERTORIAL
Sudah dari 1974 Bekerja dengan Berdiri Lama WANITA 55 tahun ini mengacucu yang bernama Ni Ketut Adi Supadmi ini. Dan akibat takan bahwa ia kena serangan dari sakit maag-nya, penyakit asam urat lambungnya sering dan maag sejak sekimelilit sehingga ia tar setahun terakhir tidak berani memaini. Akibat penyakit kan makanan yang asam uratnya itu, pedas-pedas dan menurut ibu dua asam-asam. anak yang masih Sebelumnya tentu bekerja sebagai prasudah berbagai cara muniaga di sebuah yang dilakukan ibu apotek di Jalan Raya Kuta, Kecamatan Ni Ketut A. Supadmi dua anak ini untuk mengatasi keluhannya itu. Kuta selatan, Kabupaten BaNamun, sejak tiga bulan beladung, Provinsi Bali, ini, ototkangan ini, ia meminum Zenaotot kakinya sering terasa sa600, sari bubuk kacang hijau kit di saat ia berdiri. “Mungkin plus kedelai, secara rutin dua karena dalam bekerja saya kali dalam sehari. Ternyata selalu berdiri. Dari tahun 1974 dengan bantuan produk itu saya sudah bekerja dengan berdiri,” ungkap nenek lima ke halaman 6
Siswa Jangan Terpengaruh SMS Jawaban UN PANGKALPINANG, BANGKA POS Beredarnya SMS berisi jawaban UN di kalangan siswa di Pangkalpinang dianggap angin lalu. Dinas terkait termasuk pengawas UN belum mengambil langkah apapun untuk menyikapi temuan itu. Beberapa pejabat dinas pendidikan baru sebatas menghimbau siswa agar tidak mempercayai jawaban UN yang beredar dari handphone ke handphone siswa. “Jangan percaya dengan adanya SMS, atau bocoran soal. Soal itu dijaga begitu ketat. Setelah selesai dikerjakan, pengawas langsung mengambil soal, disegel, dan langsung diantarkan ke posko induk pengawasan UAN yaitu di LPMP Provinsi. Jadi tidak ada celah untuk berbuat curang,” tegas Edison Taher, Kepala Dinas Pendidikan Kota Pangkalpi-
nang saat diminta tanggapannya, Selasa (23/3). Penegasan serupa disampaikan Sekda Pangkalpinang Hardi terkait beredarnya kunci jawaban UN di SMA Swadaya Pangkalpinang. Hardi mengatakan, pihaknya sudah berkali-kali mengingatkan Dinas Pendidikan Pangkalpinang, para kepala sekolah, guru, komite agar menyiapkan diri dengan baik menghadapi UN. “Peserta didik sudah dibekali dengan materi ditambah dengan motivasi melalui doa bersama dan bimbingan belajar sejak berbulan-bulan yang lalu. Sehingga, bila ada SMS berisi kunci jawaban itu jangan dipercaya. Jangan terjebak apalagi sampai terpengaruh SMS tersebut,” kata Hardi di tempat terpisah. Dia menyebutkan, jika peserta sudah
mempersiapkan diri dengan matang, maka tumbuh rasa percaya diri dan optimisme menghadapi ujian. Sehingga, peserta ujian mengandalkan kekuatannya yang diperoleh dari belajar yang tekun. Hardi mengingatkan, jika visi yang dipegang siswa sudah jelas, maka akan muncul motivasi untuk meraihnya. “Saya yakin anak yang ikut ujian sangat siap. Mereka tidak mudah terjebak. Mari tumbuhkan sikap optimis, apapun hasilnya serahkan kepada Tuhan,” imbuhnya. ke halaman 6 BANGKA POS/ALZA MUNZI
SMS KUNCI JAWABAN - Yuli, siswi SMA Swadaya Pangkalpinang menunjukkan SMS berisi kunci jawaban soal UN, Senin (22/3).
2
metro news
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS
Jalan Nasional Berlubang PANGKALPINANG, POS--Sejumlah BANGKA POS-ruas jalan nasional maupun provinsi ditemukan berlubang. Dinas terkait untuk proaktif meperbaiki jalan yang berlubang dan permukaan yang tidak rata. “Saat kita melakukan kunjungan kerja, sepanjang jalan Pangkalpinang ke Toboali terlihat genangan air serta jalan bergelombang dan berlubang. Terutama di Desa Nangka, Air Gegas, Serdang dan Jeriji masih ada yang berlubang,” kata Abdullah Maaruf Ketua Komisi III
DPRD Babel, Selasa (23/3). Anggota dewan juga menjumpai bekas pacing (galian aspal,red) yang belum diperbaiki sehingga membahayakan penguna jalan. “Kita harapkan ada pengawasan rutin dari dinas PU untuk memeriksa kondisi jalan. Apalagi pembangunan jalan yang sifatnya mengunakan dana stimulus, harus diawasi ekstra, jangan sampai ada kontraktor yang bermain sehingga persentasenya tidak sesuai dengan standar pembangunan jalan,” ujar Abdullah. Dia mencontohkan jalan
kota Dua Kasus Jambret WALAU polisi rutin berpatroli tak membuat pelaku jambret kehilangan akal. Senin (22/3) dua laporan kepolisian kasus jambret masuk ke Polresta Pangkalpinang. Sekitar pukul 14.00 WIB, Fitriani (24) warga Paritlalang, dijambret saat mengendarai sepedamotor di Jalan Pahlawan 12. Pelaku mengendarai motor memepet korban dan menarik tas berisi uang Rp 200.000 dan handphone. Di di Jalan Kamboja, Kelurahan Kacang Pedang, Dona (22) warga Gang Puyuh mengalami hal yang sama dengan Fitriani. Pelaku yang mengendarai sepeda motor memepetnya dari kiri, lalu mendorongnya hingga terjerembab di pinggir jalan. Saat Dona terjatuh, pelaku kemudian mengambil 2 unit handphone yang diletakkan di keranjang sepeda motor yang dikendarai Dona. Kepala Bagian Operasional Polresta Pangkalpinang, Kompol Andi Hermawan, saat dikonfirmasi mengakui korban kasus pejambretan telah melapor ke Kantor Polresta Pangkalpinang. Dan kasus tersebut masih dalam
PT PLN (PERSERO) WILAYAH BANGKA BELITUNG CABANG BANGKA
tembus di Desa Kaposang Toboali mengunakan dana stimulus sepanjang dua kilo meter yang rusak. Syamsudin Basari anggota Komisi III menilai kondisi jalan di Babel cukup baik. Hanya saja perlu pengawasan serta pemeliharaan. Untuk 2010 anggaran perbaikan jalan nasional mencapai Rp108 miliar. Diperkirakan 80 persen pembangunan jalan nasional cukup baik. “Jalan provinsi baru 15 persen dan jalan desa-desa yang masih kurang baik. Ini secara (i2) kasat mata,” ujarnya.(i2)
jam penyidikan Satreskrim Polresta Pangkalpinang. “Kita masih melakukan penyelidikan. Saat ini kita juga masih menggelar operasi sikat satam,”ujar Andi Hermawan di Kantor Polresta Pangkalpinang. (J1)
Preteli Mobil Rental ZAINAL (52) pengusaha rental mobil di Jalan Kenangan, Pangkalpinang melaporkan pelanggany ke polisi. Zainal mengaku peraltan mobil sewaannya dicuri si penyewa. Kejadian tersebut November 2009. Saat itu pelaku bernama Kr (30) seorang IRT warga Jalan Pahlawan 12 merental mobil Avanza selama beberapa hari. Saat dikembalikan mobil tersebut tampak berbeda. Sejumlah peralatan seperti ban mobil, velg, lampu belakang dan toolkit sudah tidak asli lagi. Sedangkan peralatan aslinya sudah tidak ada lagi. Zainal mengaku akibat kejadian tersebut ia menderita kerugian sekitar Rp 12 juta. Ia kemudian melaporkan ke Kantor Polresta Pangkalpinang untuk ditindak lanjuti. (j1)
Informasi PLN : (0717) 422713 Ext. 123 (0717) 438619 123 Bebas Pulsa
PENGUMUMAN
Sehubungan dengan adanya pekerjaan jaringan pada pagi hari antara pukul 08.00 s/d 17.00 dan kekurangan daya mampu PLTD pada sore hari pukul 17.30 s/d malam hari pukul 23.30, maka akan dilakukan pemadaman sesuai jadual berikut : Tanggal
Waktu
Daerah Pemadaman
Pangkal pinang 17.30 s/d 20.30 Rabu, 24 Maret 2010
Pangkal pinang 20.30 s/d 23.30
Sungailiat
BANGKA POS/ALZA MUNZI
RAZIA MAKANAN DAN MINUMAN - Dinas Kesehatan (Dinkes) Pangkalpinang bersama BPOM dan Sat Pol PP menggelar razia makanan dan minuman di sejumlah toko di Kota Pangkalpinang, Selasa (23/3/2010).
Lapangan Merdeka, Kacang Pedang, Bukit Tani, Bukit Lama, Pasar Pagi, sebagian Bukit Merapen, Tua Tunu, PDAM Merawang, Balon Ijuk, Jade, Air Duren, Pagarawan, Riding Panjang, Selindung, Jl. Mentok, Perumnas Kace, Satgas, Jl. Sungai Selan, Bangdes, Sembada, RSUD, Bangka Asri, Kampung Dul, Bandara, PT. Kartini, Lembawai, Gabek, Yos Sudarso, Sumberejo, Martadinata, Depati Barin, Raden Abdullah,
Keterangan
Pemadaman karena daya mampu kurang
Lubuk Kelik. A. Yani, Kenangan, Bokor, Air Ruay, Komp. Timah, Sam Ratulangit, Sri Menanti, Jl. Muhidin, Jl. Matras, Jl. Batu, Bedaun, Parai,
Jadwal tersebut di atas dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu sesuai situasi dan kondisi. Demikian kami sampaikan, mohon maaf atas ketidaknyamanan pelanggan akibat pemadaman ini. Harap maklum dan atas pengertiannya diucapkan terima kasih. ttd, PLN (PERSERO), WILAYAH BANGKA BELITUNG, CABANG BANGKA
Sidak Dinkes dan BPOM
Minuman Impor Masih Beredar
Makanan kedaluarsa Kemasan rusak Tidak memiliki izin Kosmetik mengandung mercuri
PANGKALPINANG, BANGKA POS-POS--Minuman impor kratingdaeng dan bread bear yang sudah ditarik peredarannya ternyata masih ditemukan di sejumlah toko di Pangkalpinang. Bahkan dijumpai pula beberapa kosemtik yang mengandung mercuri. Demikian temuan inspeksi mendadak (sidak) yang dilakukan Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang bekerja sama dengan, BPPOM, Dinas Perindagkop dan UKM, Satuan Polisi Pamong Praja, Selasa (23/3). “Masih banyak minuman dari luar negeri (Kratingdaeng dan Bread Bird ukuran kecil) yang sudah ditarik peredarannya, namun masih beredar di pasaran. Dan terdapat toko yang menjual kosmetik yang mengandung mercuri,” kata Magdalena Kabid Pengen-
dalian Masalah Kesehatan Kota Pangkalpinang dan Ketua Tim I Sidak. Setelah mendapati barangbarang tadi, sesuai dengan berita acara barang yang ditemukan kedaluarsa, tidak memiliki izin produksinya, dan diatarik peredarannya diangkut kedalam mobil untuk dimusnahkan. Selain makanan dan kosmetik, tim juga menjumpai obatobatan yang hanya dapat dikonsumsi sesuai anjuran dokter, serta obat yang kedaluarsa. Dari 15 toko yang di datangi tim sidak, hampir seluruh toko memiliki makanan yang kadaluarsa dan makanan yang tidak memiliki izin. Tim menemukan satu toko di sekitar jalan Kacangpedang hampir 70 persen dagangannya ke-
daluarsa pada April, Mei, dan Juni 2010. Iswadi Kepala Seksi Pemeriksaan Makanan dari BPOM mengatakan pengawasan makanan menjadi tanggungjawab produsen maupun konsumen, bukan dibebankan kepada pemerintah seperti Disperindag, Dinkes, maupun BPPOM. Tim sidak juga mendapati pusat oleh-oleh yang tidak memiliki izin P-IRT. “Masih banyak makanan yang tidak memiliki izin, registrasi, yang beredara dimasyarakat. Jangan menerima makanan yang tidak memiliki registrasi serta izin Dinkes maupun BPPPOM karena akan merugikan pemilik toko itu sendiri,” ujar Magdalena. Sidak yang rutin dilakukan sebagi bentuk pengawasan. Oleh sebab itu para pemilik
toko tidak perlu resah. “Jangan sampai meresahkan pedagang dan masyarakat, ini hanya bersifat pengawasan, serta pembinaan saja,” kata Zaiful Karim Kadinkes Pangkalpinang. Zaiful juga menambahkan bahwa kegiatan ini bukan untuk mencari kesalahan pemilik toko, melainkan untuk meningkatkan pelayanan kesehatan di Pangkalpinang. (k12)
Hasil Sidak susu nestle cancow super bubur mie gepeng kratingdaeng beard bread susu omelet syrup, sardines sprite mr Juice syrup kurma sarang tawon bintang toedjoe paramex tonikum bayer tepung bumbu mamasuka. SUMBER DINKES PANGKALPINANG (K12)
11 Bulan Rizki Menderita
POLISI : Polda Babel 435577 Sat Pidum 081373138777 Sat Piter 081278777700 Sat Pikor 081278733300 Polresta Pangkalpinang 432010-432110 Polsek Pangkalanbaru 423977 KPPP Pangkalbalam 424030 Kodim Bangka 431959 EMERGENCY: Pos Kebakaran 113-081933352725 Ambulans 118 RUMAH SAKIT: RSUD Depati Hamzah 422693 RSBT 421091 RS Bhakti Wara 422605.
Entahlah biaya dari mana, yang penting sembuh dulu lah. Bantuan sampai sekarang belum satu pun RUSTAM
NOMOR TELEPON PENTING
yang dapat menyisihkan sedikit rejeki kepada anaknya. Kartu berobat gratis atau keringanan biaya tidak pernah didapatnya, bahkan bagaimana cara mendapatkannya ia sendiri tidak tahu. “Entahlah biaya dari mana, yang penting sembuh dulu lah. Bantuan sampai sekarang belum satu pun. Tapi bersyukur, kemarin katanya anggota dewan datang ningok anak kami,”ujar Rustam pasrah seraya berharap ada pihak yang dapat membantu perawatan anaknya.
SEKITAR 11 bulan Rizki Ramadani menderita. Tubuhnya gemetar dan kaku. Terkadang kejang-kejang. Ia diaganosa dokter menderita radang otak dan malaria. Rizki dirujuk dari RSUD Bangka Tengah lima hari lalu. Anak kedua pasangan Esti (27) dan Rustam (31) warga Desa Lubuk Besar hanya tergolek tak berdaya di Santa Thresia ruang satu RSK Bhakti Wara, Pangkalpinang. Sesekali Esti mengusap kedua kaki sembari menggerakkan tubuh mungil Rizki. Seakan tak kuasa melihat melihat penderitaan anaknya, air matanya mengalir, matanya tampak memerah. “Selama masuk rumah sakit ini belum ada perubahan. Makan pun tidak bisa, hanya dari selang infus inilah makanannya masuk,”tutur Esti yang diduduk tepat dihadapan anaknya saat dikunjungi harian ini dirumah sakit, Selasa (23/3). Mata Rizki meratap kosong tak berkedip. Dengan tangan kiri yang gemetaran dan tergenggam diletakkannya diatas dada. Sedangkan tangan kanan terpasang selang infus dan dililit perban putih beralaskan papan kecil. Entah sampai kapan Rizki kecil mampu menahan rasa sakit yang dialaminya. Sedangkan Rustam yang duduk disisi ranjang pembaringan anaknya itu hanya terpaku. Dibenaknya sangat berharap kesembuhan buah hatinya, tapi dari wajahnya yang kusut tampak bingung mencari biaya perawatan Rizki. Hingga saat ini menurut buruh TI ini belum ada pihak
Pihak Humas RSK Bhakti Wara, Adi, membenarkan Rizki Ramadani adalah pasien yang dirawat dirumah sakit tersebut. Dikatakannya, berdasarkan hasil diagnosa dokter yang menangani pasien Rizki mengalami sakit malaria dan radang otak. “Pasien Rizki hanya sakit malaria dan radang otak. Memang ada diagnosa kekurangan gizi. Tapi belum bisa dikatakan gizi buruk,”ujar Adi saat mendampingi harian ini mengunjungi pasien tersebut. Hingga saat ini kondisi kesehatan Rizki belum banyak perubahan. Demikian juga dengan berat badannya. Ari menandaskan untuk anak seumuran Rizki berat badannya tidak normal. Biasanya asupan makanan (J1) yang diberikan kurang.(J1)
Sat Reskrim Polresta Pangkalpinang 081367591111 Polsekta Taman Sari 423332 Polsek Bukit Intan 424348 Tagana 439080 Gangguan PDAM 422284 Gangguan PLN 422713 Bandara 436296
serumpun sebalai
BANGKA POS
RABU 24 MARET 2010
3
Curah Hujan Meningkat Q Akhir Maret Gelombang Mencapai 2 Meter
DOK UBB
TERUMBU karang di Pulau Ketawai.
Terumbu Karang Bangka Rusak
BKMG memperkirakan ketinggian maksimum 1,3 meter1,5 meter. Pada Selasa (23/3) paling tinggi di sekitar perairan di Selat Karimata berkisar 1,3 meter hingga 1,5 meter terbilang aman bagi pelayaran. “Untuk pelayaran dengan ketinggian gelombang 1,3 meter hingga 1,5 meter masih terbilang aman,” ujar Evy. Untuk satu minggu ke depan (23-29/3), kondisi gelombang dideteksi akan naik. Pada tanggal 29 Maret mencapai maksimum dua meter.Sementara itu kecepatan angin di laut antara 20-45 knot. (rya)
karang yang tersebar di antaranya di Kabupaten Bangka meliputi wilayah pantai Batu Putih, Tanjung Kelayang, Pantai Teluk Limau, Penyusuk. Di Kabupaten Bangka Barat meliputi Pantai Tanjung Ular, Desa Teluk Limau Jebus, Pantai Bembang, Pulau Ketawai, dan Pulau Panjang. Sementara di Kabupaten Bangka Selatan dari lima tempat yang di survai kerusakan terparah terjadi di Pantai Kerasak dimana kondisi terumbu karang sudah tertutupi sedimen dan ditumbuhi makroalga akibat TI apung. Sementara di Kabupaten Bangka Tengah kondisi terumbu karang di Pulau Ketawai dan Pulau Panjang terpengaruh oleh TI dari Pulau Bangka serta banyak terdapat bulu babi. Pengamatan secara umum dilakukan di sebelah utara, timur dan selatan pulau Bangka. Tim tidak melakukan kegiatan di sebelah barat Pulau Bangka dengan pertimbangan karena bagian barat Pulau Bangka berhadapan langsung dengan Pulau Sumatera. Hal ini menyebabkan perairan laut sebelah barat lebih tertutup sehingga tekstur substrat di kawasan ini lebih halus. Hal ini menyebabkan kawasan ini sebagian besar pesisirnya merupakan kawasan hutan mangrove. Apalagi terdapat aliran sungai dari Pulau Bangka maupun dari Pulau Sumatera. (gea)
Sumatera. Gugusan lama berada di posisi seawan konvektif yang belah Barat Daya Pulau cukup memberikan Sumatera. kontribusi cukup besar “Karena gangguan peningkatan curah huitu, maka membentuk jan. “Kondisinya kalau adanya daerah pertetidak hujan, bisa cenmuan angin (konverderung berawan bagensi) dapat memicu BANGKA POS/AGUS N nyak,” jelas Evy. pertumbuhan awanEvy Diana Dekade III Maret awan konvektif cukup 2010 ini, lanjut Evy besar yang tumbuh sekondisi akan berawan dan cara cepat” ujarnya. berawan banyak dengan poNamun menurut Evy dilihat tensi hujan yang dari faktor regional ada bervariasi mulai dari hujan pergeseran pergerakan awan ringan sampai lebat. konvektif. Pada Rabu (23/3) Untuk gelombang di awan ini berada di zona III wilayah perairan Babel, (Wilayah Barat Indonesia) di
Satu Jam Tutup
Q Sedimentasi Penambangan Timah er sebar di Seleluruh K abupat en Ter ersebar Kabupat abupaten Q T PANGKALPINANG,BANGKA POS-POS--Lebih dari 50 persen ekosistem terumbu karang di Pulau Bangka rusak akibat sedimentasi dari penambangan timah di laut. Hanya di wilayah Belitung dan Belitung Timur kondisi terumbu karang masih dinyatakan bagus. Demikian kesimpulan hasil eksplorasi terumbu karang yang dilakukan oleh Universitas Bangka Belitung (UBB) periode 2007 hingga 2010. “Lebih dari 50 persen ekosistem terumbu karang yang telah dilakukan pengamatan di Pulau Bangka mengalami kerusakan. Mulai dari penurunan tutupan karang hidup hingga tertimbunnya ekosistem karang akibat sedimentasi yang parah,” kata Ketua Tim Eksplorasi Terumbu Karang UBB Indra Ambalika, Selasa (23/3). Ancaman kerusakan terumbu karang semakin makin parah akibat penambangan timah di laut yang tidak terkontrol. “Kapal keruk, kapal isap dan TI apung, semuanya memberikan dampak kerusakan terhadap ekosistem terumbu karang,”tandasnya. Ia menyayangkan kondisi ini, dimana saat ini pemerintah sedang mengembangkan sektor perikanan dan sektor pariwisata bahari yang merupakan sektor unggulan pasca timah, namun hal ini di rusak oleh aktifitas penambangan. Wilayah yang mengalami kerusakan ekosistem terumbu
PANGKALPINANG, BANGKA POS-POS--Pada 10 hari pertama (dekade I) Maret curah hujan di Bangka Belitung meningkat dibandingkan Februari. Potensi hujan ringan dan sedang akan terjadi hingga akhir Maret ini. Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pangkalpinang mencatat dekade I curah hujan 172,2 milimeter dalam waktu tujuh hari hujan. Sedangkan dekade II mencapai 147 milimeter dalam lima hari hujan, dan dekade III, waktu dua hari hujan mencapai 147 milimeter. “Hujan yang turun cukup besar, Senin (22/3) dalam sehari intensitas hujan mencapai 80 milimeter,” kata Evy Diana Staf Analisa dan Prakiraan Kantor BMKG Pangkalpinang, Selasa (23/3). Dilihatdarigradianwin(angin) di sekitar wilayah Bangka terdapat pertumbuhan angin dan terdapat gangguan cuaca berupa tekanan rendah yang cukup
Kondisi cuaca saat itu memang cukup riskan dan tidak mendukung,
TRI NUGROHO Div Operasional PT Angkasa Pura II
REKOMENDASI Tim Eksplorasi UBB Dibuat kawasan penambangan dan kawasan konservasi terumbu karang yang bebas dari dampak penambangan dengan jarak radius minimal 10 mil dari aktivitas penambangan laut. Setiap penambangan timah di laut yang radius jaraknya kurang dari 10 mil terdapat spot karang harus melakukan program reklamasi dan rehabilitasi terhadap kerusakan ekosistem terumbu karang.
1
Dikembangkan daerahdaerah perlindungan laut berbasis masyarakat agar spot-spot ekosistem terumbu karang yang sehat semakin banyak guna menunjang sektor wisata bahari dan perikanan pasca timah.
2
Setiap perusahaan yang melakukan penambangan timah di laut wajib melakukan reklamasi dengan nilai besaran minimal sama dengan nilai reklamasi penambangan di darat.
3
Perlu dilaksanakan kegiatan transplantasi karang atau terumbu karang buatan dengan modifikasi transplantasi karang agar proses rehabilitasi karang dapat berjalan dengan efektif dan lebih cepat tanpa ada lagi kegiatan pengrusakan selama masa recovery.
4
Melarang aktivitas penambangan TI Apung.
5
CUACA buruk di udara Pulau Bangka, Senin (22/3) memaksa pihak bandara menutup Bandara Depati Amir selama satu jam. Akibatnya beberapa pesawat udara tak bisa mendarat. Seperti halnya pesawat Sriwijaya Air dari Jakarta dengan nomor penerbangan SJ 074 yang 20 menit mendarat di Bandara Depati Amir kembali lagi ke bandara asal keberangkatan (return to based/ RTB) ke Soekarno Hatta. “Memang Sriwijaya, pada hari Senin (22/3) harus RTB ke Bandara Soekarno Hatta karena fisibilty di Bandara Depati Amir sekitar 1.200 meter,” ujar Distrik Manager PT Sriwijaya Air Fredy De Hart ditemui, Selasa (23/3) di Kantor Pusat Sriwijaya Air di Pangkalpinang. Sriwijaya (SJ-074) RTB ke Soekarno Hatta karena bandara ditutup selama satu jam. “Cuaca saat itu jelek. Captain pilot Sriwijaya melakukan holding (berputar) sekitar 20 menit. Setelah diinformasikan bandara sudah open dan fisibilty clear maka pesawat melakuan landing,” ujar Fredy. Kepala Divisi Operasinal PT Angkasa Pura II Tri Nugroho membenarkan bahwa Bandara Depati Amir, Senin (22/3) sempat ditutup satu jam pada sore hari akibat fisibility sekitar 1.400 meter. “Fisibilty minimal sekitar 1.600 meter baru pesawat bisa landing. Kondisi cuaca saat itu memang riskan dan tidak mendukung sehingga bandara kita close selama satu jam,” ujar Tri. Penerbangan, Selasa (23/3) di Deapati Amir tidak normal kembali. Tidak ada penundaan penerbangan akibat (rya) cuaca.(rya)
syariah
DIBUTUHKAN SEGERA
PT Bank Syariah Mandiri yang merupakan Bank syariah terbesar dan terkemuka di Indonesia membutuhkan TENAGA PROFESIONAL, yang ulet, dinamis, dan menyukai tantangan untuk sebagai berikut : 1. Kepala Cabang Pembantu (KCP) 2. Account Officer ( AO ) 3. Operation Officer ( OO ) 4. Pelaksana Marketing Support ( PMS ) 5. Pelaksana Admin Pembiayaan ( ADM ) 6. Customer Service ( CS ) 7. Teller ( TL ) 8. Satpam ( SPM ) 9. Sopir ( SPR )
Baik Tua Maupun Muda
Menyembuhkan Keluhan Mata seperti : -
Persyaratan Umum 1. Bisa membaca Al Qur an 2. Diutamakan yang berpengalaman dibidang masing-masing 3. Diutamakan yang menguasai bahasa Inggris lisan maupun tulisan 4. Diutamakan pria 5. Tinggi badan minimal 160 cm 6. Bersedia ditempatkan diseluruh unit kerja di Indonesia
Buka jam : 08.00 s/d 20.00 WIB hari libur/Minggu tetap buka
Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999
Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/332/DINKES/III/2010
Surat lamaran dapat dikirim ke PT BANK SYARIAH MANDIRI KC PANGKALPINANG Jl. Masjid Jamik No.123 Pangkalpinang 30132 Bangka Belitung, Paling lambat 1 minggu sejak iklan ini terbit.
SUZUKI MOTOR
Way of Life!
DP Mulai 1 Jt ATAU PLUS BONUS HP SATRIA FU
SHOGUN
SKYWAVE
SMASH
SKYDRIVE
SENSASI BERKENDARAAN INOVASI SUZUKI !!
CV. MASA JAYA MOTOR
Jl. Pegadaian Telp: (0717) 437290
THUNDER
KATARAK RABUN JAUH/DEKAT MIN/PLUS RABUN SENJA MATA MERAH/BERAIR KABUR AKIBAT DIABETES BUTA WARNA DLL BERGARANSI
Cukup 1x pengobatan dalam tempo s/d 15 hari, Anda akan melepas kacamata
Persyaratan Khusus 1. Pendidikan minimal S1 ( 1, 2 , 3,4 & 5 ), D3 ( 6 & 7 ), SLTA ( 8 & 9 ) 2. IPK minimal 2.75 ( 1 sd 7 ) 3. Dapat mengoperasikan komputer ( Microsoft Office ) / ( 1 sd 7 ) 4. Mempunyai sertifikat DIKSAR Satpam ( 8 ) 5. Mempunyai SIM A ( 9 )
KEJUTAN AWAL TAHUN
BERGARANSI
TERIM TUKA A TAMB R AH
CV. MASA JAYA MOTOR
Jl. Pegadaian Telp: (0717) 437290
Khusus mengobati pria yang tidak jantan, hasil sangat memuaskan Mengobati Impotensi, Lemah syahwat, Ejakulasi dini, Kurang gairah, Kurang perkasa, tambah ukuran, yang tidak punya keturunan diusia tua atau muda dan yang berkaitan dengan kencing manis Ramuan tradisional dari india tanpa efek samping cukup 1x pengobatan, Anda dijamin sembuh untuk selamanya
Buka : 08.00 s/d 20.00 WIB Hari Minggu tetap buka, Izin Dep.Kes.RI. 177.2001 Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 + 500 m setelah Sukma Foto Garuda Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999 Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/2375/DINKES/X/2010
Setiap Pembelian
TOYOTA
Dapatkan Bunga
Hubungi :
0% Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 86 Pangkalpinang, Telp. (0717) 437687, 437688 Fax (0717) 437687 Booking Service Hubungi
: Vivin/ Dedek (0717) 422920
4
pemilukada
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS
Jelang Kampanye Pemilukada
Pejabat Tanggalkan Mobil Dinas
MK Menangkan Panwaslukada BAGI anggota Panwaslu yang sebelumnya Permasalahan ini, jelas Djamilah telah dilakukan koordinasi dan konsultasi terlebih di tolak oleh KPU karena tidak sesuai dedahulu. Sehingga tidak ada lagi alasan bahngan prosedur dan aturan perundangan yang wa penyelenggaraan pemilukada berlaku, kini bisa bernafas lega. tidak dilakukan pengawasan oleh Pasalnya Mahkamah Konstitusi panwaslu. Panwaslu katanya tetap (MK) menyatakan status mereka bekerja melakukan pengawasan sesah berdasarkan hukum. suai dengan tahapan pemilukada. Ketua KPU Provinsi Kepulauan “ Kita harap penyelenggaran pemiBangka Belitung, Djamilah Mahari kelukada di empat kabupaten dapat berpada Bangka Pos Group, Senin (22/3) jalan dengan lancar baik, itu pengamenyatakan, pihaknya telah melakuwasan maupun tahapan dalam pemikan koordinasi dan sedang menunglukada itu sendiri,” jelasnya gu surat edaran dari KPU pusat meSebelumnya, Komisi Pemilihan ngenai pengakuan KPU terhadap BANGKA POS/DOK pembentukan Panwaslukada di Babel. Djamilah Mahari Umum (KPU) menolak semua Panwaslu Kepala Daerah dan Wakil Ke“ Berdasarkan putusan MK dari pala Daerah yang telah dilantik oleh Ban192 Panwaslu yang telah dilantik Banwaslu. waslu beberapa waktu lalu. Penolakan itu Panwaslukada yang dilantik di Babel dinyamenurut KPU dikarenakan tidak sesuai dentakan sah, dimana kita juga masih menunggan prosedur dan mekanisme pembentukan gu surat edaran dari KPU pusat dalam satu berdasarkan UU Nomor 22 tahun 2007. (i2) dua hari ini,” katanya.
lainnya, yaitu pasangan Khairul Efendi-Erwandi A Rani telah lebih dulu mendaftar ke KPU pada Jumat (19/3) lalu sekitar pukul 14.22 WIB. Pemberitahuan dan penyampaian hasil penelitian paling lambat tanggal 10 April 2010 sesuai Surat Keputusan (SK) KPU Kabupaten Beltim Nomor 42/SK/KPU Beltim/XII/2009 tentang Tahapan, Program dan Jadwal Pemilukada Beltim 2010. “Bagi yang belum memenuhi persyaratan maka berkas akan dikembalikan untuk dilakukan perbaikan sebagai kelengkapan syarat calon. Kita mulai besok akan bekerja melakukan penelitian berkas calon, nanti paling lambat sesuai jadwal tanggal 10 April akan kita kembalikan jika belum memenuhi syarat,” kata Ketua KPU Kabupaten Beltim, Guid
SABARI A CHALIK Ketua Panwaslu Bangka Barat
H SOEKAMIE Asisten I Pemkab Bangka Barat
tersebut ke KPU. Namun bersifat pidana itukan kewenangan kepolisian,” tandas Sabari. Disebutkan, Peraturan Badan Pengawas Pemilu Nomor 20 Tahun 2009, jelas bagaimana tatacara pelaporan dan penanganan pelanggaran pemilihan kepala daerah dan wakil kepala daerah. (k10)
panwaslu segera melakukan pleno selanjutnya ditindaklanjuti ke KPU. Jenis pelanggaran nantinya bisa dikatagorikan pelanggaran administrasi atau pidana. “Ya kita pelajari dulu laporan pelanggaran tersebut, lalu kita adakan pleno dulu di panwaslu. Selanjutnya jika bersifat administrasi kita tidak lanjuti laporan
Cuti Incumbent Maksimal 14 hari BUPATI dan Wakil Bupati yang ikut mencalonkan diri dalam Pemilukada 2010, diberi hak cuti maksimal 14 hari menjelang masa kampanye tiba. Dengan demikian tidak ada istilah pemberhentian jabatan meski mencalonkan diri. Cuti diberikan bergantian antara bupati dan wakil bupati. Pengaturan hak cuti agar penyelenggaraan pemerintahan tidak terganggu. “Pengambilan masa cuti bisa Bupati dulu atau Wakil Bupati dulu. Misalnya Bupati 2 hari, selanjutnya baru Wakil Bupati 2 hari lagi, hingga selesai sampai 14 hari,” jelas Asisten I Pemkab Bangka Barat, Soekamie. Aturan tersebut diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2005 tentang Pemilihan, Pengesahan, Pengangkatan, dan Pemberhentian Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah. Ia menjelaskan, jika cuti kepala daerah bersamaan, maka ditunjuk sebagai Pejabat Pelaksana Tugas (Plt) adalah Sekretaris Daerah (Sekda). Lain lagi jika ketiga pejabat penting tersebut ikut dalam pencalonan Pemilukada, maka Bupati harus membuat surat pemberitahuan kepada Gubernur. “Pejabat Penganti bisa dari kabupaten itu sendiri atau dari provinsi sesuai jenjang kepangkatan,” ujar Soekamie. (k10)
Panwaslu Basel Perketat Pengawasan TOBOALI, BANGKA POS -Panwaslu Basel akan memperketat pengawasan meski tahapan Pemilukada sudah berjalan beberapa bulan lalu. Sampai sejauh ini belum ditemukan indikasi terjadinya pelanggaran ataupun kecurangan. “Kalau pun sudah terjadi pelanggaran kita akan langsung memberi teguran. Tapi Alhamdullillah, sampai sekarang belum ada”, ucap Ketua Panwaslu Basel, Nurzanto baru-baru ini. Menyinggung maraknya baliho ataupun stiker yang beredar di masyarakat untuk mendukung salah satu pasangan calon, Nurzanto menjelas-
Panwaslu saat ini sudah tersekan, hal itu bukan merupakan bar di seluruh kecabentuk pelanggamatan dan desa. ran pemilu. Menurutnya, seluMeskipun secara ruh anggota Panterang-terangan waslu saat ini sedang mencantumkan disibukkan dengan foto dan motonya pengawasan tahapan sebagai salah satu pemuktahiran data calon bupati dan pemilih. “Tiap-tiap wakil bupati. anggota di lingkup “Kan secara yuriterkecil akan memdis mereka belum berikan laporan seresmi mendaftar BANGKA POS/DOK cara bertahap tentang sebagai calon Nurzanto perkembangan penpasangan. Jadi gawasan tentang tahapan tidak bisa dikatakan sebagai pemilukada”, tukasnya. mencuri start kampanye kareSementara, terkait dengan na kita juga belum tahu merepersyaratan tentang ka akan daftar atau tidak”, pendaftaran bakal calon kata Nurzanto sembari mepasangan bupati dan wakil nambahkan bahwa anggota
Cardi. Dikatakannya, hampir semua calon belum melengkapi beberapa lampiran formulir pencalonan. “Rata-rata semua surat terkait laporan kekayaan belum, juga surat dari pengadilan, laporan pajak termasuk ijazah ada juga belum,” jelasnya. Setelah proses verifikasi dan beberapa syarat pokok dinyatakan lengkap, masing-masing calon akan menjalani pemeriksaan kesehatan di rumah sakit yang ditunjuk KPU. “Sesuai rekomendasi Ikatan Dokter Indonesia, terdapat tiga rumah sakit di Jakarta yang representatif untuk pemeriksaan kesehatan yakni Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo, Rumah Sakit Pusat Pertamina dan RSPAD Gatot Subroto,” ujar Guid. Pemeriksaan kesehatan di
bupati oleh partai politik atau gabungan parpol, KPU sudah mempunyai kriteria sendiri. Antara lain, parpol atau gabungan parpol itu sekurang-kurangnya memperoleh 4 kursi di legislatif atau memperoleh 15 persen dari suara sah pada pemilu anggota legislatif Kabupaten Bangka Selatan tahun 2009. “Untuk calon independen sekurang-kurangnya mendapat 6,5 persen jumlah penduduk Kabupaten Bangka Selatan yang hampir mencapai 160 ribu jiwa”, ujar Tarmizi Jemain, Ketua Divisi Sosialisasi, Humas, Hubungan antar Lembaga KPUD Bangka Selatan. (k5)
PAN Kukuh Ajukan Patrianusa
KPU Teliti Berkas 7 Pasangan Calon MANGGAR, BANGKA POS -KPU Kabupaten Beltim masih meneliti dan memverifikasi berkas pendaftaran yang diserahkan pasangan balon terkait pendaftaran tujuh pasangan kandidat bakal calon bupati dan wakil bupati ke KPU Kabupaten Beltim. Pendaftaran bakal calon bupati dan wakil bupati pada Pemilukada Beltim 2010 resmi ditutup, Minggu (21/3) pada pukul 24.00 WIB, kemarin. Enam pasang kandidat, yaitu Haryoso-Ruswandi Sugeng, Leo Fernando-Nurul Huda, Usmandie Andeska-Yusti Husin, Basuri Tjahaya Purnama-Zarkani Mukri, Abdul Hadi Adjin-Sayono, serta Nurul Qodri-M Junaidi secara berturut-turut mendaftarkan diri ke kantor KPU Kabupaten Beltim pada hari terakhir masa pendaftaran. Sedangkan satu pasangan
Sanksi tergantung pelanggaran yang dilakukan PNS tersebut.
SAFRUDIN
AMBIL FORMULIR - Memasuki hari pertama pendaftaran, sejumlah parpol pengusung mengambil formulir pendaftaran di Sekretariat KPU Kabupaten Bangka Barat, Rabu (17/3/2010). Salah satu parpol pengusung mengambil berkas Formulir Pendaftaran Pemilukada.
Tim PPL sudah kita tempatkan di 64 desa wilayah Bangka Barat
saat ini pihaknya belum menerima laporan terkait keterlibatan PNS Bangka Barat terkait kampanye calon bupati dan wakil bupati. Kewenangan nantinya untuk mengawasi adalah Panwaslu Bangka Barat. Termasuk pengawasan penggunaan fasilitas negara oleh pejabat dalam melaksanakan kegiatan kampanye. “Kalau kita menerima laporan dari Panwaslu, secepatnya kita tindaklanjut. Namun harus sesuai aturan, pertama kali bukti harus jelas berikut saksi,” ujar Soekamie. Disamping itu, Soekamie mengatakan, selama kegiatan kampanye Cabup dan Cawabup, pejabat pemerintah tidak diperbolehkan menggunakan fasilitas negara, semisalnya mobil dinas. “Mobil dinas tidak boleh dibawa dalam kegiatan kampanye, itu dilarang,”ucap Soekamie. Semua itu sudah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2005 tentang Pemilihan, Pengesahan, pengangkatan, dan Pemberhentian Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah. Pidana Atau Administrasi Ketua Panwaslu Kabupaten Bangka Barat, H. Sabari A Chalik mengatakan, sejauh ini panwaslu belum menerima laporan pelanggaran, menjelang pemilukada di Bangka Barat. “Tim PPL sudah kita tempatkan di 64 desa wilayah Bangka Barat, untuk mengawasi pelanggaran terjadi di lapangan,” jelas Sabari. Ia menambahkan, jika terbukti adanya pelanggaran oleh pasangan calon didukung data-data akurat,
MUNTOK, BANGKA POS — Pejabat yang mencalonkan diri sebagai calon bupati dan wakil bupati dalam pemilukada, dilarang menggunakan fasilitas negara termasuk mobil dinas selama berlangsungnya masa kampanye. Sementara bagi PNS tetap dituntut netral, tidak memihak salah satu pasangan calon. Sebab, jika PNS terbukti melanggar, maka akan dikenai sanksi sesuai aturan yang berlaku. Demikian diungkapkan Asisten Pemerintahan dan Kesra, Pemkab Bangka Barat, H. Soekamie saat ditemui Bangka pos Group, di ruang kerjanya, Selasa, (23/3). Dikatakan Soekamie, keterlibatan PNS, dalam kegiatan kampanye pemilukada, seperti menganjurkan termasuk mengajak untuk memilih salah satu pasangan calon. “Itu sudah termasuk pelanggaran,” tegasnya. Jika ditemukan PNS melanggar ketentuan tersebut, sanksi yang diberikan menurut Soekamie sesuai dengan tingkat pelanggaran yang dilakukan. Aturan tersebut sebagaimana dalam diatur dalam Peraturan Pemerintah RI Nomor 30 Tahun 1980 Tentang Kedisiplinan Pegawai Negeri Sipil. “Ya sanksi tergantung pelanggaran yang dilakukan PNS tersebut. Sanksi dapat berupa sanksi ringan, sedang, bisa saja sanksi berat. Dulu kan pernah terjadi di Bangka Barat, pejabat disidangkan gara-gara melanggar aturan itu,” ungkap Soekamie. Soekamie mengatakan, sampai
PNS Harus Netral
RSUD Beltim, menurut Guid, dinilai belum memadai mengingat pemeriksaan para calon nantinya akan dilakukan menyeluruh dan butuh fasilitas lengkap, serta tenaga dokter spesialis. Guid mengatakan pihaknya masih bingung menyangkut persyaratan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) bagi persyaratan calon. “Dalam peraturan KPU Nomor 68 tidak lagi menyebutkan SKCK sebagai syarat pokok. Kalau di UU Nomor 12 Tahun 2008 dan PP Nomor 49 Tahun 2008 secara jelas dinyatakan dihapus dan tidak ada lagi,” jelas Guid. Namun demikian, lanjutnya, KPU sangat menghargai bila ada calon yang tetap menyampaikan persyaratan SKCK tersebut. “Kita harapkan jika calon juga menyampaikan itu,” ujarnya. (iwn/bev/ dik)
Tunggu Keputusan Golkar
KOBA, BANGKA POS -- Simpang siur kemana arah partai politik dalam Pemilukada Bangka Tengah 2010 terus berlanjut. Masing-masing partai tampaknya masih kukuh mempertahankan calon untuk bisa bertarung. Partai Amanat Nasional (PAN) Bateng masih bertahan dengan mengusung Ir H Patrianusa Syahrun sebagai calon bupati ataupun wakil bupati. Kader PAN yang juga Wakil Ketua DPRD Bateng, Herman AM kepada Bangka Pos Group, Selasa (23/3), partainya belum menentukan sikap kearah mana PAN akan merapat. “PAN belum menentukan ke arah mana akan berkoalisi, namun sepertinya tidak ke PDIP, karena mereka sudah menentukan calonnya. Kita masih tetap men-
gusung Patrianusa sebagai calon baik itu bupati atau wabup,” kata Herman. Seperti yang diketahui, Patrianusa ikut masuk dalam bursa pencalonan wakil bupati mendampingi Erzaldi Rosman Djohan sebagai calon bupati yang diusung partai Golkar. Namun hingga kemarin belum ada kepastian duet kedua calon tersebut. Herman menegaskan, hingga saat ini PAN masih menunggu keputusan Golkar untuk menetapkan calon yang akan dimajukan dalam Pemilukada. “Kita kemarin tahunya Patrianusa masuk dalam bursa calon wakil bupati yang dilakukan Golkar. Apabila ada kejelasan baru kita tahu arahnya nanti kemana. Seluruh kader PAN mendukung untuk Patrianusa untuk turun ke Pemilukada kali ini,” tukasnya. (k2)
Selamat & Sukses Atas Dilantiknya
Ir. H. Ibnu Saleh, MM Sebagai Sekretaris Daerah Kabupaten Bangka Tengah
LSM PEMBAHARUAN BANGKA - BELITUNG Salasito, BA Ketua
Pengurus Daerah
LSM LINTASAN 66 BANGKA - BELITUNG Drs. Edy Mulyanto Ketua
Saparudin aban Sekretaris
LSM BANGKA CORRUPTION WATCH (BCW) BANGKA - BELITUNG Sopian Usman Ketua
LSM PSH & HAM BANGKA - BELITUNG Mirza Arsyad, SE Ketua
Helmi Putra Jaya Sekretaris
Dewan Pimpinan Wilayah
LEMBAGA PENYELIDIK LMR RI BANGKA - BELITUNG Zulkifli Yahya Ketua
Fahrizal
Sekretaris
tribun persada
BANGKA POS
RABU 24 MARET 2010
5
Jenderal Polri Saling Curiga JAKARTA, BANGKA POS -- Hubungan antarperwira tinggi di Markas Besar Polri semakin dingin. Satu jenderal dengan jenderal lainnya mulai curiga-mencurigai, dan saling tidak percaya. Semua ini terjadi setelah tudingan mantan Kabareskrim Polri Komisaris Jenderal (Komjen) Pol Susno Duadji yang menyebut ada dua jenderal polisi bertindak makelar kasus (markus) atas perkara uang pajak senilai Rp 25 miliar. “Muncul ketidakpercayaan antarjenderal, saling curiga. Sekarang, jadi tidak kondusif,” ujar Penasihat Ahli Kapolri Prof Dr Kastorius Sinaga dalam perbincangan dengan Persda Network, Selasa (23/3). Menurut Kastorius, institusi Polri sangat terpukul. “Bahkan bukan hanya terpukul lagi. Justru menggangu kinerja Polri,” kata Kastorius Sinaga yang juga pengamat politik dari Universitas Indonesia. Antarjenderal saling curiga, dan institusi Polri terpukul akibat ulah Susno menyebut Kapolda Lampung Brigjen Edmon Ilyas selaku mantan Direktur II Ekonomi Khusus Bareskrim Mabes Polri, dan Direktur II Ekonomi Khusus Bareskrim Mabes Polri saat ini, Brigjen Raja Erizman terlibat makelar kasus. Susno menduga, kedua jenderal itu membuka blokir dana di rekening pegawai pajak Gayus Tambunan senilai Rp 25 miliar karena mendapat imbalan uang. Selain tudingan terhadap kasus makelar kasus ini, Kastorius menjelaskan, ulah Susno yang membuat institusi Polri tertekan ketika Susno menjadi saksi meringankan pada persidangan Antasari Azhar tanpa izin pimpinan Polri. Demikian juga pengakuan adanya SMS ancaman pembunuhan terhadap Susno. Padahal setelah diselidiki Polri, SMS ini diduga ulah atau rekayasa teman-teman dekat Susno sendiri mengirim SMS kepada Susno. Bahkan, Kastorius mengungkapkan Susno lah penyebab Irjen Pol Nanan Soekarna yang saat itu men-
KOMPASIMAGES/DHONI
Saling Tidak Percaya Susno Miris Dituding Rekayasa SMS Pembunuhan
...mencari popularitas dan purapura diancam. Itu semua tidak benar Susno Duadji Mantan Kabareskrim
jabat Kabid Humas dipindahkan ke Inspektorat Pengawasan Umum (Irwasum) Polri. Saat ini muncul ketidakpercayaan publik terhadap Polri. Kastorius menyebut Nanan sebagai tumbal ulah Susno. SMS itu, setelah melalui pelacakan siapa pengirimnya menggunakan alat pelacak yang sama dengan yang digunakan Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror melacak teroris, diketahui dikirim orang dekat Susno sendiri, yaitu RR. “Artinya, itu adalah rekayasa. Setelah Bareskrim melacak melalui alat pendeteksi SIM card, yang memang sudah berpindah-pindah orang dekatnya, keluarganya Susno sendiri. Otomatis itu diketahui Susno. Karena dia kan keluarganya. Masa dia tidak tahu,” tuding Kastorius. Kastorius juga menyebut Susno bertujuan mencari dan mendapat dukungan publik. “Sekarang tinggal masyarakat yang menilai, apakah layak mendapat dukungan publik,” tukas Kastorius. Upaya seperti ini adalah cara tak terpuji. “Ini kotor, ini sangat licik dan picik sekali,” cetusnya. Susno Duadji mengaku miris mendengar pernyataan Penasihat Ahli Kapolri Kastorius Sinaga yang menudingkan jenderal licik, picik, dan kotor karena menghalalkan segala cara untuk menarik simpati masyarakat. Susno dicurigai merekayasa SMS dari pihak lain seakanakan mengancam membunuh dirinya sendiri, padahal melibatkan orang dekatnya. “Saya
miris mendengarnya. Beliau (Kastorius) mengatakan saya perilakunya tidak baik, mencari popularitas dan pura-pura diancam. Itu semua tidak benar,” kata Susno saat dihubungi wartawan, di Jakarta, Selasa (23/3). Susno menegaskan, pernyataan Kastorius sudah termasuk pelanggaran pencemaran nama baik. “Itu pencemaran nama baik,” katanya. Dia juga menganggap pernyataan Kastorius itu sebagai upaya pengalihan isu dari tudingan yang dilontarkan Susno sebelumnya mengenai makelar kasus. Debat Penyidik Terkait pemeriksaan dirinya oleh Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Mabes Polri, Susno Duadji mengaku sempat berdebat lama dengan penyidik dari Tim Propam. Perdebatan mengenai alat bukti yang digunakan Propam untuk menjerat Susno menjadi tersangka (yang dalam bahasa Propam dikatakan Susno terperiksa) dengan tuduhan pelanggaran kode etik dan profesi. “Mereka (Propam) bilang katanya saksi intinya koran. Saya bilang, koran tidak bisa ngomong. Terus dia (Propam) bilang, ini ada rekaman. Lho, kalau rekaman itu kan tidak bisa dijadikan barang bukti untuk kasus itu. Mati akal dia (Propam),” ungkap Susno. Susno mengaku menolak keras penyidik Propam menggunakan kliping pemberitaan koran sebagai alat bukti. Jenderal bintang tiga itu justru meminta Propam memanggil dan memeriksa wartawan yang memberitakan pernyataannya. “Saya bilang, saksi dari wartawan sudah diperiksa belum? Coba periksa wartawan atau Pimred-nya (pimpinan redaksi),” tutur Susno. Susno mengaku penyidik Propam menolak tawarannya itu. “Mungkin takut dia (Propam) karena pengalaman yang dulu (pemanggilan redaktur pelaksana Kompas dan redaktur pelaksana Sindo terkait rekaman kriminalisasi KPK, 20 November 2009, Red),” ujarnya. (Persda Network/roy/coz/yog)
PERSDANETWORK/BIAN HARNANSA
PENGGREBEKAN NARKOBA - Satuan Narkoba Polda Metro Jaya melihat barang bukti hasil pengrebekan rumah di Perumahan Citra Dua, Blok BB 2/6, Kalideres, Jakarta, Selasa (23/3/2010). Polisi menyita lima ribu butir ekstasi siap edar dan 200 kilogram sabu dengan total barang bukti senilai Rp 170 miliar, Selain itu polisi juga menahan seorang warga yang menempati rumah bernama AW alias Hk.
Sikap SBY Ancam Krisis Kebangsaan Tolak Nonaktifkan Boediono dan Sri Mulyani JAKARTA, BANGKA POS -- Sikap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menolak meluluskan permintaan DPR menonaktifkan pejabat negara terkait skandal Bank Century, menjadi ancaman besar bagi tata kehidupan berbangsa dan bernegara di Indonesia. Perseteruan kini bukan antara SBY dengan partai koalisi yang membelot, tapi sudah antara lembaga legislatif dengan lembaga eksekutif. “Krisis kepercayaan antarlembaga negara akan meruntuhkan sistem tata negara secara bertahap. Saya pikir ini sangat berbahaya dan di luar kewajaran,” kata Ketua Pelaksana Harian Partai Demokrasi Pembaruan Roy BB Janis, di Jakarta, Selasa (23/3). Kendati posisi legislatif dan eksekutif sejajar, menurut Roy, SBY tidak selayaknya melakukan perlawanan atas sikap paripurna DPR yang
Krisis kepercayaan antarlembaga negara akan meruntuhkan sistem tata negara secara bertahap ROY BB JANIS Ketua Pelaksana Harian Partai Demokrasi Pembaruan
merekomendasikan agar Menteri Keuangan Sri Mulyani dan mantan Gubernur Bank Indonesia Boediono untuk mundur. “Dia memang mempunyai otoritas untuk melawan. Tapi, seharusnya SBY melihat hal itu sebagai fungsi pengawasan DPR belaka,” ujarnya. Mantan Ketua DPP PDI Perjuangan ini menambahkan, SBY tidak selayaknya berlebihan membela Wapres Boediono dan Menkeu Sri Mulyani. “Apalagi, kasus yang menyeret Boediono itu terjadi bukan saat dia menjabat sebagai wakil presiden,” katanya.
Hal senada dikemukakan anggota Fraksi PKS Agus Purnomo. Menurutnya, keputusan SBY tidak menonaktifkan Sri Mulyani dan Boediono menjadikan konflik DPR dan lembaga kepresidenan semakin runyam. “Konfliknya menjadi konflik antarlembaga negara. Antara lembaga kepresidenan dengan DPR dan BPK,” terang Agus. Agus yang juga anggota Komisi II DPR menjelaskan, respons SBY akan dijawab DPR secara institusional. DPR akan memperbincangkan hal ini setelah masa reses. “Respons SBY itu kan sikap resmi,”
ungkapnya seraya mengaku belum mengetahui apakah DPR akan bersikap menerima atau menolak sikap SBY tersebut. Aktivis Gerakan Indonesia Bersih (GIB) Adhie Massardi menilai, sikap perlawanan SBY semestinya menguatkan DPR untuk tidak lagi bermurah hati kepada SBY. Hak menyatakan pendapat sudah saatnya dilakukan. “Sikap perlawanan SBY sudah melanggar sumpah jabatan dan konstitusi. Saya mendorong DPR segera menyatakan hak pendapat,” imbuhnya. Adhie menganggap, koalisi di pemerintahan sudah tidak dapat dipertahankan. Alasannya, koalisi itu diperlukan sepanjang untuk menjaga pemerintahan bersih. “Kalau sudah menutupi kejahatan, saya kita itu bukan koalisi tapi sudah kolusi,” sergahnya. (Persda Network/ade)
PKS Sambut PDIP Masuk Koalisi Demokrat Persilakan Mitra Koalisi Nakal Hengkang JAKARTA, BANGKA POS -- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tidak khawatir atas rencana Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menanggalkan baju oposan, dan merapat ke koalisi Partai Demokrat selaku rekan koalisi penyokong pemerintahan SBY-Boediono. PKS menyambut rencana koalisi tersebut. “Saya ucapkan selamat datang,” ujar Anggota Fraksi PKS DPR Agus Purnomo dalam diskusi di FX Senayan, Jakarta, Selasa (23/3). Menurut Agus, PKS menilai koalisi antara PDI Perjuangan dengan Partai Demokrat memungkinkan terjadi. Apalagi, beberapa utusan Partai Demokrat di masa reses DPR RI terus mendekati pimpinan teras kubu PDI Perjuangan. “Jadi mungkin saja bergabung, dan kami tidak khawatir sama sekali,” ungkapnya. Agus memandang, rencana Partai Demokrat menggandeng PDI Perjuangan bukan hanya karena retaknya jalinan koalisi. Namun, lebih disebabkan anjloknya popularitas SBY di mata masyarakat. “Saya menduga ini karena adanya penurunan popularitas SBY, karena itu dia menggandeng PDI Perjuangan,” terangnya.
PDI Perjuangan hingga kini memang belum mempunyai sikap resmi terkait kemungkinan berkoalisi dengan Partai Demokrat. Kendati belum mempunyai sikap, PDI Perjuangan telah mengagendakan pembahasan berkoalisi dengan Demokrat pada Kongres PDI-P di Bali, April 2010. Uniknya, bahasa untuk berkoalisi pun akan dibuat sehalus mungkin. PDI Perjuangan disebut-sebut tidak lagi mengusung kebijakan sebagai oposisi melainkan memposisikan sebagai partai penyeimbang yang prorakyat. Ketua Pelaksana Harian Partai Demokrasi Pembaruan, Roy BB Janis menilai wajar rencana koalisi PDI Perjuangan dengan Partai Demokrat. “Itu boleh-boleh saja,” papar Roy, mantan Mantan Ketua DPP PDI Perjuangan. Walau demikian, Roy mengingatkan bergabungnya PDI Perjuangan belum tentu menjamin keretakan koalisi tidak terjadi. “Saya kira kejadian ini juga akan berulang,” katanya. Di bagian lain, Agus mengatakan PKS tidak akan menarik diri dari koalisi besar penyokong pemerintah Susilo Bambang Yudhoyono-Boediono bersama Partai Demokrat. Meski berbeda
pendapat dengan Demokrat terkait skandal Bank Century, sikap PKS itu tidak melanggar kode etik koalisi. “Angket Century itu tidak bertentangan dengan kontrak koalisi karena kami menciptakan pemerintahan yang bersih, berwibawa dan lain-lain,” ujar Anggota Fraksi PKS Agus Purnomo. Agus mengemukakan, PKS baru akan angkat kaki dari koalisi, bila SBY selaku pimpinan koalisi mengusir PKS dari barisan koalisi. “Tapi saya mendengar di dewan pembina Partai Demokrat sendiri belum ada evaluasi soal ini,” ujarnya. Dia menjelaskan, untuk memperbaiki koalisi, sedikitnya enam sosok pemegang keputusan di partai koalisi Demokrat telah bertemu. SBY dari kubu Demokrat, Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie, Ketua Majelis Syuro PKS Hilmi Aminuddin, Ketua Umum PAN Hatta Rajasa, Ketua Umum PPP Suryadharma Ali, dan Muhaimin Iskandar dari PKB diminta menyelesaikan sengkarut komunikasi politik yang tidak berjalan mulus di DPR RI terkait skandal bank Century. “Policy maker parpol koalisi perlu bertemu untuk menya-
makan tujuan koalisi. Inikan setelah Century gate belum ada pertemuan lagi,” paparnya seraya berharap pertemuan enam petinggi partai tidak berujung pada perombakan kabinet. Pertemuan sekadar mengevaluasi komunikasi politik yang tidak sampai ke tingkat parlemen. “Kita evaluasi kemudian dicari titik perbedaannya. Evaluasi menyeluruh tapi tidak harus reshuffle,” katanya. Ketua DPP Partai Demokrat, Jafar Hapsah tak sependapat dengan pernyataan Agus. Jafar justru mempersilakan mitra koalisi Demokrat yang tak sekata pada skandal Bank Century untuk mundur. “Partai koalisi yang merasa sudah tidak memiliki kesamaan, bisa menarik diri sendiri,” terang Jafar. Dalam perhitungan politik Jafar, Partai Demokrat sekadar mencari sejawat partai yang bisa diajak bekerja sama di tingkat partai, pemerintahan dan parlemen di masa mendatang. “Jadi sikap mundur itu adalah konsekuensi logis yang harus diambil demi menjalankan fungsi demi kesejahteraan rakyat ke depan,” tandasnya. (Persda Network/ade)
Hendarman Akui Ada Aliran Dana Terkait Kasus Gayus JAKARTA, BANGKA POS -- Jaksa Agung Hendarman Supandji mengakui adanya aliran dana terhadap bawahannya, jaksa yang menangani perkara pegawai pajak golongan III A, Gayus Halomoan Tambunan. Mantan Kabareskrim Mabes Polri Komjen Pol Susno Duadji menuding ada makelar kasus yang melibatkan polisi dan jaksa atas kasus Gayus, tersangka tindak pidana pencucian uang. Walau mengakui ada aliran dana, Hendarman belum memastikan benar apakah hal itu benar-benar mengalir ke bawahannya tersebut. Ia baru mengetahuinya sejauh dari proses yang selama ini berlangsung. “Belum ketemu.
Kalau saya baca itu kelihatannya iya,” ujar Hendarman kepada wartawan usai pertemuan tertutup dengan Satuan Tugas (Satgas) Pemberantasan Mafia Hukum di Kejaksaan Agung, Selasa (23/3). Meski demikian, kata Hendarman, apa yang tampak di permukaan belum sepenuhnya membenarkan adanya aliran itu karena masih memerlukan bukti-bukti yang cukup. “Tapi sekarang kan yang bicara bukan kelihatan, tapi alat buktinya, alat buktinya bagaimana, mungkin kelihatan saya keliru,” katanya. Ditanya lebih jauh apa yang dilihatnya, Hendarman tidak mau membeberkan kepada wartawan lantaran masih dalam
proses.“Yaenggak bisasayasampaikan di sini. Biar alat bukti saja yang berbicara,” kilahnya. Untuk memastikan apakah ada kekeliruan dalam penanganan berkas Gayus, Hendarman sudah memerintahkan tim independen untuk melakukan eksaminasi. Tim independen ini akan dipimpin Direktur UHEKSI (Upaya Hukum Eksekusi dan Eksaminasi) Suroso, yang juga mantan Kajati Riau. Jika hasilnya sudah diketahui, Hendarman baru bisa memastikan untuk tindaklanjut kedepannya ke Satgas. Tapi karena baru berjalan sejak Senin (21/ 3) kemarin, belum diketahui hasilnya. Ia berjanji akan secepatnya memberikan informasi tersebut. “Secepatnya, pokok-
nya secepatnya. Selesai saya segera menyerahkan, kalau besok selesai saya segera menyerahkan,” ujarnya. Sementara Ketua Satgas Pemberantasan Mafia Hukum Kuntoro Mangkusubroto mengaku masih mempelajari apakah ada bukti kuat terkait keterlibatan Kejaksaan dalam kasus ini. “Saya kira akan kita pelajari lagi,” ujar Kuntoro. Hasil pertemuan tertutup Satgas Pemberantasan Mafia Hukum dan Kejaksaan Agung belum bisa memastikan apakah perkara Gayus Halomoan Tambunan yang diduga melibatkan Kejaksaan Agung dan kepolisian akan ditindaklanjuti dan diserahkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). (Persda Network/Yog)
6
tribun line
RABU 24 MARET 2010
Daftar Bupati... Sambungan Halaman 1 mulai dari Rumah Dinas Wakil Bupati. Hanura resmi berkoalisi dengan PKS menilai kesamaan visi misi calaon mereka. “Kita melihat sosok pasangan ini ideal. Mereka dekat dengan masyarakat, visi misinya sama,” ujar Markus Ketua DPC Hanura didampingi, Hendrayana Sekretaris Hanura DPC Bangka Barat usai pendaftaran pasangan di KPU. Pengurus dan kade Pengurus dan kader Hanura berkomitmen dengan keputusan partai, sehingga tidak ada istilah pembelotan dan pembangkangan. Sedangkan Ketua Parhan Centre (PHC) Kabupaten Bangka Barat Bambang Setiabudi mengatakan, ParhanErwan didukung enam parpol koalisi, yakni Demokrat PBB, PBR, PPP, Golkar dan PAN. Seluruh parpol tergabung dalam koalisi sudah melaksanakan memorandum of understanding (MoU) atau membangun nota kesepakatan, yang dilaksanakan Senin (22/ 3) lalu di Rumah Dinas Bupati Bangka Barat. “Parpol koalisi tersebut berkomitmen mengusung dan mendukung sepenuhnya pasangan Parhan-Erwan sebagai cabup-cawabup Kabupaten Bangka Barat yang diajukan dalam pemilukada 2010,” ujar Bambang di Sekretariat PHC di Muntok. Parhan-Erwan, kata Bambang berawal dari kriteria dasar yang ditetapkan bahwa yang kepala daerah Bangka Barat, memiliki nilai elektabilitas (keterpilihan) di masyarakat yang
4 Koruptor... Sambungan Halaman 1 mengabulkan permohonan kasasi JPU yang membatalkan putusan PN Pangkalpinang pada 2008 memvonis bebas para terpidana. “Semua para terpidana tindak pidana korupsi proyek pembangunan rumah anggota DPRD Kabupaten Bangka Selatan (Basel) dengan kerugian negara Rp55.591.818, sudah di penjarakan di Lapas Tua Tunu Pangkalpinang, sementara terdakwa Sormin Mangapul menunggu putusan
Mereka Dieksekusi Sambungan Halaman 1 subsider satu bulan kurungan dan terpidana membayar uang penganti sebesar Rp110.481.181. Apabila tidak membayar uang penganti satu tahun sesudah putusan tetap maka harta benda terpidana dapat disita dan dilelang untuk membayar uang penganti. Apabila terpidana tidak mencukupi membayar uang penganti tersebut, maka akan diganti pidana satu tahun penjara.
AL Tahan... Sambungan Halaman 1 berapa instansi terkait guna melakukan pemeriksaan lebih lanjut,” kata Gregorius Agung saat ditemui di sela-sela kunjungan ke kapal tug boat dan tongkang bermuatan 2.864 kubik kayu gelondongan yang diamankan di Tanjung Gudang, Belinyu. Informasi yang dihimpun harian ini menyebutkan, saat aksi penangkapan kayu log itu, aparat KRI Barakuda menemukan dua orang yang diduga oknum polair. Oknum bersenjata itu berada di dalam tug boat yang
Sudah dari 1974 Bekerja dengan Berdiri Lama Sambungan Halaman 1 keluhannya kini berkurang. Saat ditemui pada pekan kedua Juni 2009 yang lalu, ia mengatakan, “Perut saya tidak sering kembung dan melilit-lilit lagi sekarang. Begitu juga dengan rasa sakit di kaki itu.” Sakit maag adalah sakit yang ditimbulkan oleh kelebihan asam lambung yang dapat menyebabkan terjadinya iritasi alias luka pada selaput lendir lambung. Dalam kondisi normal, asam lambung diperlukan untuk membantu pencernaan dalam mengolah makanan yang kita makan. Namun, produksinya bisa meningkat bila ada pemicunya. Misalnya memakan yang pedas-pedas dan berminyak, makan tidak teratur, makan terlalu cepat atau dengan tergesa-gesa, meminum kopi, merokok, mengonsumsi alkohol dan obat-obatan tertentu, stres, atau kena serangan kuman. Gejala yang dirasakan biasanya nyeri di ulu hati, perut terasa kembung, muncul perasaan mual, sering keluar sendawa, dan sebagainya. Terkadang, lambung
signifikan, kompetensi, kemampuan memimpin, visi yang jelas dan kuat. Sikap Sikap partai Golkar ternyata tidak berubah. Beringin bergabung dengan kolaisi partai pendukung Parhan-Erwan. Ketua DPC Golkar Bangka Barat Ali Purwanto mengatakan, andil Golkar Pemilukada 2010, mengusung kadernya H Erwan untuk posisi calon wakil bupati mendampingi Parhan. “Kita sudah dapat rekomendasi dari DPD dan DPP, bahwa H Erwan yang kita usung untuk nomor dua gandeng dengan Pak Parhan,” kata Ali Purwanto. PPP sebelumnya mendukung pasangan calon Parhan-H Herwan, akhirnya berbalik masuk bergabung dengan 17 aliansi lintas parpol mengusung Erwanto-Fhatoni. Partai pengusung Parhan-Erwan, baru mengetahui hal tersebut setelah menyerahkan berkas pencalonan ke KPU. Dari tujuh parpol menjadi 6 parpol. Ketua PHC, Bangka Barat, Bambang Setibudi sempat kecewa, lantaran malam sebelumnya (22/3), PPP telah mendatangi dan siap mendukung pasangan Parhan-H Herwan. “Saya baru tahu saat pasangan kita menyerahkan berkas pencalonan ke KPU,” ucap Bambang. Untuk menghindari terjadinya hal tidak diinginkan saat pendaftaran, sejumlah aparat kepolisian terlihat berjaga-jaga disekitar sekretarit KPU. Representasi daerah Lain lagi dengan PDIP. Duet Bayodandari-Sopian dipilih sebagai representasi masyarakat daerah. Ketua DPC PDI Perjuangan Aryanto mengatakan, selama ini masyarakat Kelapa-Tempilang hanya nomor dua. Masyarakat mempertanyakan
mengapa Tempilang-Kelapa tidak ada yang nomor satu sehingga PDIP munculkan Bayo kelahiran Desa Dendang Kecamatan Kelapa. Pertimbangan lain daerah Jebus pada pemilu legislatif persentase perolehan suara PDI Perjuangan cukup besar. “Kita tinggalkan menggerakkan mesin dan roda partai saja dalam mengusung dan memenangkan pasangan ini. Kita juga menerima instruksi langsung dari DPP untuk mengamankan pasangan Bayo dan Sopian,” kata Aryanto. Aryanto menambahkan bila pengurus PDI Perjuangan membelot, sesuai surat DPP Nomor 3343 19 Maret 2010 ditandatangani Sekjen PDI Perjuangan, apabila dikemudian hari ada yang dikatakan membelot, membangkang, sanksi dipecat (recall). “Misalnya dia anggota dewan, kalau dia membelot atau membangkang maka sanksinya direcall, kalau dia pengurus partai maka akan dipecat,” tandasnya. Ketua Devisi Pendaftaran Calon Cabup Cawabup Pemilukada 2010 KPU Kabupaten Bangka Barat Edy Irawan mengatakan, setelah berakhirnya masa pendaftaran akan dilanjutkan tahapan berikutnya yakni verifikasi administrasi dan faktual berkas pasangan. Hasil verifikasi disampaikan kepada pasangan calon, diikuti dengan perbaikan berkas yang belum lengkap. “Tahapan verifikasi administrasi dan faktual akan berlangsung tanggal 24-30 Maret,” kata Edy. Sebelum ada penetapan pasangan calon, tidak ada batasan bagi pasangan misalnya terkait kampanye. (yik/k10)
MA dan surat perintah eksekusi terhadap terdakwa,” ujar Ichran. Putusan MA menghukum Mahyudin setahun enam bulan penjara dan denda Rp50 juta. Sedangkan Alwi Taufik hukuman satu tahun penjara dengan uang ganti rugi Rp331 juta lebih. Terpidana Emran Munzir dengan hukuman dua tahun penjara dan denda Rp50 juta. Terpidana lainnya Abid Fauzi divonis satu setengah tahun penjara dan ganti rugi Rp50 juta. Sementara itu, eksekusi terhadap terpidana korusi lainnya, yaitu Sormin Mangapul mantan Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Bangka Selatan yang juga terlibat tindak pidana korupsi proyek perumahan anggota DPRD Kabupaten Bangka Selatan menunggu putusan dari Mahkamah Agung. Sebagaimana diketahui Majelis Hakim PN Pangkalpinang memtuskan Sormin Mangapul, Mahyudin dan tiga terdakwa korupsi lainnya tidak bersalah dalam perkara paket pembangunan rumah dinas DPRD Bangka Selatan 2006. Sidang ini dipimpin Rosidin SH dibantu hakim anggota Josephine dan T Sirait kala itu memvonis bebas Sormin dan Mahyudin. Menu-
rut majelis hakim, dakwaan terhadap Sormin dan Mahyudin tidak terbukti. Kerugian negara dalam dakwaan sebesar Rp 500 Juta juga tidak terbukti. Majelis menyatakan tidak ada penyimpangan yang dapat merugikan negara. Kedua terdakwa tidak membangun proyek tersebut hanya karena permasalahan lahan yang belum tersedia. Sebelumnya JPU Kusnendar dan Martin Luther menjerat terdakwa menggunakan pasal 3 jo pasal 18, pasal 9 jo pasal 18 UU nomor 13 tahun 1999 telah diubah dan ditambah dalam UU Nomor 20 tahun 2001 jo pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP. Terhadap putusan majelis, JPU mengajukan kasasi. JPU menilai para terdakwa bersalah melakukan korupsi sehingga Sormin, Mahyudin dan tiga terdakwa lainnya dituntut satu setengah tahun penjara. Kasasi yang diajukan JPU baru diputsukan hamir dua tahun kemudian. Dimana para terdakwa dinyatakan bersalah melakukan tindak pidana korupsi dan memerintahkan JPU melakukan eksekusi terhadap para terpidana. (ant/ ana)
sedang menarik tongkang. Dirpolair Polda Babel AKBP Purwoko tak menampik keberadaan dua anggota Polair asal Palembang di atas tug boat saat penangkapan oleh TNI AL. Hanya saja kata Purwoko, keberadaan dua anggota itu dalam rangka menjalankan tugas dari instansi polair di Palembang. “Memang benar ada dua orang anggota polair di tug boat itu. Tapi mereka itu menjalankan tugas resmi yang disertai dengan surat tugasnya. Dan mereka ditugaskan demi menjaga keamanan dari tindakan para perompak,” jelas Purwoko saat dihubungi ponselnya,
Selasa (23/3) sekitar pukul 16.00 WIB. Soal dugaan kayu ilegal karena awak kapal tidak bisa menunjukkan kelengkapan dokumen, Purwoko mengatakan kayu-kayu tersebut milik PT YKF yang berkantor di Kota Palembang. Perusahaan ini masih satu grup dengan perusahaan Sinar Mas. “Perusahaan tersebut telah memiliki surat resmi termasuk HPH (hak pengelolaan hutan). Kita sudah konfirmasi dengan Dirpolair Palembang Sumsel bahwa perusahaan tersebutlah yang memiliki barang (kayu yang ditahan TNI AL, red) itu,” tandas Purwoko. (rap)
penderita sakit maag bisa mengalami iritasi atau infeksi. Lalu, dengan mengonsumsi jenis-jenis makanan tertentu, iritasi bisa makin parah dan mengakibatkan pendarahan yang berlebihan. Bila hal ini yang terjadi, penderita makin stres. Betapa tidak. Tinja yang keluar ketika ia buang air besar bisa bercampur dengan darah. Dan akibat stres, tidak mustahil penyakit lain akan bermunculan. Bisakah penyakit ini diatasi dengan mengonsmsi kacang hijau dan kedelai? Dalam biji kacang hijau dan kedelai terkandung vitamin B1, yang berfungsi untuk membantu kelancaran proses pencernaan dalam lambung dan membuat usus lebih baik. Dengan demikian, masa pengosongan lambung menjadi dipersingkat sehingga gejala sakit maag dapat ditekan. Sedangkan pada kasus asam urat, problem utamanya adalah terganggunya fungsi sendi. Hingga saat ini belum ada obat buat menyembuhkan penyakit ini. Obat hanya bisa mengatasi gejalanya. Karena itu, yang perlu dilakukan adalah menekan gejala itu. Salah satunya dengan terapi herbal. Mengonsumsi bubuk kacang hijau dan bubuk kedelai, yang kaya akan protein, lemak tak jenuh, isoflavon,
asam amino, vitamin, dan mineral, adalah salah satunya. Zena-600 sudah laku di seluruh wilayah pemasarannya. Ini tak lepas dari manfaatnya yang nyata dan produknya yang diolah higienis. Selain itu, formulanya merupakan penyempurnaan dari formula-formula kedelai bubuk yang selama ini banyak beredar di pasaran. Dan ini amat ditunjang oleh mulai sadarnya masyarakat untuk beralih ke bahan nabati alami dalam memelihara kesehatan. Tetapi, produk ini bukanlah obat melainkan makanan kesehatan untuk memelihara kondisi tubuh. Untuk konsultasi kunjungi segera purwati-s@centrin. net.id atau telepon (021) 70288540 Distributor Zena-600 Babel Telp . (0717) 7023842, HP. 08117172511, sudah tersedia di Apotik dan Toko Obat sbb : Pangkalpinang : Apt Media, Apt Setia, Apt Algi Farma, Sungailiat : Apt Sehat, Apt Sungailiat, Belinyu : Apt Sahabat Jaya, Koba : Apt Delta, Apt Sehat, TO Nirwana, Toboali : Apt Sumber Waras, Apt Rusdiana, Apt Sabang, Apt Amanah, Mentok : TO Air Mancur, TO Sehat, Jebus : TO Harapan Baru, Tanjungpandan : TO Lina, Apt Budi, Apt Unifarma, TO Toni, Klp Kampit : TO Bunda Farma, Manggar : Apt Manggar Jaya.
BANGKA POS
SMS Jawaban Anggap Angin Lalu TANJUNGPANDAN, BANGKA POS- Beredarnya SMS berisi jawaban UN di kalangan siswa di Pangkalpinang, dianggap angin lalu. Para siswa diwanti-wanti agar tidak mudah mempercayai SMS jawaban yang kemungkinan beredar. Tentang kemungkinan beredar jawaban UN via SMS ikut diterima siswanya, Kepala Sekolah SMA Muhamadiyah, Sutiawati mengingatkan agar siswa tidak langsung percaya jika seandainya ada diantara siswa mereka yang mendapatkan SMS tersebut. “Yang jelas sudah saya pesan, kalau dapat SMS dari luar jangan langsung percaya. Jangan sampai terjebak dan yakinlah dengan kemampuan sendiri,” katanya. Di SMA Muhammadiyah Tanjungpandan, peserta UN tercatat 34 siswa yang seluruhnya program IPS. UN dilaksanakan dalam dua ruangan di lokasi yang baru, di Jalan Raya Air Raya Tanjungpandan. Sutiawati mengatakan, secara keseluruhan pelaksanaan UN di SMA Muhamadiyah Tanjungpandan. Seluruh peserta juga hadir. Sutiawati berharap angka kelulusan SMA Muhammadiyah bisa mencapai 100 persen atau paling tidak 70 persen. Angka kelulusan tahun lalu di SMA Muhammadiyah me-
ngalami peningkatan dari tahun sebelumnya, yaitu dari 13 persen menjadi 24,27 persen. “Mudah-mudahan. Target sih lulus semua. Tapi paling tidak 70 persen,” kata Sutiawati. Upaya sekolah sendiri dinilai sudah maksimal, mulai dari jam pelajaran tambahan sebanyak dua kali (pagi dan siang), hingga bimbingan kerohanian. Jangan percaya Terkait masalah SMS jawaban ini, beberapa pejabat dinas pendidikan di Pangkalpinang baru juga baru sebatas menghimbau siswa agar tidak mempercayai jawaban UN yang beredar dari handphone ke handphone siswa. “Jangan percaya dengan adanya SMS, atau bocoran soal. Soal itu dijaga begitu ketat. Setelah selesai dikerjakan, pengawas langsung mengambil soal, disegel, dan langsung diantarkan ke posko induk pengawasan UAN yaitu di LPMP Provinsi. Jadi tidak ada celah untuk berbuat curang,” tegas Edison Taher, Kepala Dinas Pendidikan Kota Pangkalpinang saat diminta tanggapannya, Selasa (23/3). Penegasan serupa disampaikan Sekda Pangkalpinang Hardi terkait beredarnya kunci jawaban UN di SMA Swadaya Pangkalpinang.
Hardi mengatakan, pihaknya sudah berkali-kali mengingatkan Dinas Pendidikan Pangkalpinang, para kepala sekolah, guru, komite agar menyiapkan diri dengan baik menghadapi UN. “Peserta didik sudah dibekali dengan materi ditambah dengan motivasi melalui doa bersama dan bimbingan belajar sejak berbulan-bulan yang lalu. Sehingga, bila ada SMS berisi kunci jawaban itu jangan dipercaya. Jangan terjebak apalagi sampai terpengaruh SMS tersebut,” kata Hardi di tempat terpisah. Dia menyebutkan, jika peserta sudah mempersiapkan diri dengan matang, maka tumbuh rasa percaya diri dan optimisme menghadapi ujian. Sehingga, peserta ujian mengandalkan kekuatannya yang diperoleh dari belajar yang tekun. Hardi mengingatkan, jika visi yang dipegang siswa sudah jelas, maka akan muncul motivasi untuk meraihnya. “Saya yakin anak yang ikut ujian sangat siap. Mereka tidak mudah terjebak. Mari tumbuhkan sikap optimis, apapun hasilnya serahkan kepada Tuhan,” imbuhnya. Kecil peluang bocor Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Belitung Rafeli melalui Kabid SMP/SM Dinas Pendidikan Kabupaten Beli-
tung Herman mengatakan, hingga hari kedua pelaksanaan UN di Kabupaten Belitung berjalan lancar. “Setiap usai pelaksanaan UN, pihak sekolah langsung menyerahkan LJUN ke Dinas Pendidikan hari itu juga. Setelah itu, LJUN tersebut akan langsung dibawa ke Kantor Polres Belitung,” kata Herman. Sedangkan untuk Kecamatan Selat Nasik, lanjut Herman, LJUN disimpan di Kantor Polsek Selat Nasik dan rencananya hari Kamis mendatang akan dibawa ke Tanjungpandan. Tentang kemungkinan kebocoran soal di Belitung, menurut Herman, hal tersebut sangat kecil karena penjagaan soal dilakukan secara ketat. Soal-soal diamankan di Polsek. Tentang kemungkinan kunci jawaban UN via SMS, hingga sejauh ini belum menerima informasi tentang adanya kunci jawaban yang beredar di Kabupaten Belitung. Sejumlah kepala sekolah antara lain Kepala SLB Tanjungpandan Rusdi Sahak, Kepala SMK Yaperbel 1 Tanjungpandan FX Hardono, juga Kepala SMK Yaperbel 2 Tanjungpandan Herman yang ditemui usai menyerahkan LJUN di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Belitung mengemukakan, hari kedua UN berjalan lancar, asalkan listrik tidak mati. (vid/h4/day/mg2 (vid/h4/day/mg2)
Jamro-Nurysamsu Makin Dekat
tan pejabat Bupati Bangka Selatan tidak mau sembarang membidik calon pasangan wakil bupati. Paling tidak kesamaan ide, visi dan misi. Karena itu, Zikri mengharapkan pasangan yang tepat seorang profesional, memiliki integritas, cerdas spiritual, serta populer. Selain memenuhi syaratsyarat itu, kata Zikri, calon bupati dan wakil bupati harus memiliki komitmen sejak awal tentang masa akhir jabatan. “Sama-sama melanjutkan atau memberikan kepercayaan kepada wakil bupati sebagai penerus kepemimpinan. Jika tidak ada komitmen, kereta bupati dan wakil bupati akan berantakan di saat-saat akhir,” ungkap Zikri. Sosok Patria Di Bangka Tengah, kecuali PDIP yang sudah pasti memasang duet Abu Hanifah-
Didit Srigusjaya, sejumlah partai politik masih menjajaki peluang para calonnya. Partai Amanat Nasional (PAN) bertahan dengan Patrianusa Syahrun sebagai calon bupati ataupun wakil bupati. Untuk koalisi PAN berupaya merapat ke Golkar tidak ke PDIP. “PAN belum menentukan koalisi, namun sepertinya tidak ke PDIP, karena mereka sudah menentukan calonya. Kita masih tetap mengusung Patrianusa sebagai calon baik itu bupati atau wabup,” kata Herman AM anggota PAN yang juga Wakil Ketua DPRD Bangka Tengah, Selasa (23/3). Patrianusa masuk bursa pencalonan wakil bupati untuk berduet dengan Erzaldi Rosman Djohan calon dari Golkar. Hanya saja belum dipastikan Golkar memilih Patrianusa untuk beruet dengan Erzaldi.
Oleh sebab itu, PAN masih menunggu keputusan Golkar. “Kita kemarin tahunya Patrianusa masuk dalam bursa calon wakil bupati yang dilakukan Golkar. Apabila ada kejelasan baru kita tahu arahnya nanti kemana. Seluruh kader PAN mendukung untuk Patrianusa untuk turun ke Pemilukada kali ini,” tukasnya. Sementara itu PKS juga belum menentukan arah dalam Pemilukada kali ini. Berdasarkan informasi yang didapatkan harian ini dari beberapa sumber, PKS gencar dilobi beberapa calon. Baik kubu Erzaldi, Ahmad Mughni dan Abu Hanifah. Anggota DPRD asal PKS M Lazi Usman mengaku belum ada keputusan dari partai untuk Pemilukada di Bangka Tengah. “Ada yang mendekat, tapi belum ada keputusan,” (j2/k2) katanya.(j2/k2)
tang ke Polsek Bukit Intan dan didampingi oleh tim independen untuk mengambil soal buat muridmurid nantinya,” tambah Reni Pitri, Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum. Seperti dilansir harian ini, Selasa (23/3), sejumlah siswi SMA Swadaya Pangkalpinang menerima kiriman SMS berisi bocoran kunci jawaban UN untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia dan Biologi. Mereka mengaku mendapat kiriman tersebut dari teman terdekat yang sebelumnya diperoleh dari nomor tak dikenal. Disebutsebut, kunci jawaban itu berasal dari dua SMA negeri di Palembang. Belum Ada Laporan Ujian Nasional hari kedua, Selas (23/3) berjalan lancar dan aman. Badia Perizade, Rektor Unsri sekaligus penanggung jawab pelaksana dan pengawasan UN di Babel dan Sumsel menegaskan sejauh ini tidak ada laporan kebocoran maupun pelanggaran UN di Babel. “Pengawasan sudah luar biasa dilakukan. Selain dari panitia sendiri, masyarakat sekarang juga mengawasi. Jadi Insya Allah sampai sekarang ini belum terdengar hal-hal yang mengarah pada kebocoran. Kalaupun ada, hanya gosip barangkali, tapi dari kepanitian belum ada laporan kebocoran soal,” ujar Badia Perizade ditemui di Kantor Gubernur Babel, Selasa (23/3). Pelaksana tugas Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Babel Riva’i bersyukur belum ada laporan kecurangan UN di daerah ini. “Saya berkeyakinan bahwa kecurangan-kecurangan, dibandingkan dengan tahun lalu, mungkin masih bisa dihindari. Bapak Gubernur kita juga sudah menghimbau agar UN dilaksanakan secara jujur dan objektif. Melalui surat gubernur kepada para bupati supaya pelaksanaan ujian nasional tahun 2010 ini dilaksanakan secara objektif dan jujur,” kata Riva’i berharap ujian SMA maupun SMP
tidak terjadi permasalahan. Terpisah, Anis Sagaf, Ketua Tim Pengawas Ujian dan Ketua Tim Pengawas Independen UN Babel mengatakan, “Alhamdulillah, saya melihat semua menjunjung kejujuran. Mudah-mudahan dapat berjalan seperti ini sampai dengan akhir nanti,” katanya sambil menekankan pada kata kejujuran. Mereka menyampaikan apresiasi kepada semua elemen yang terlibat dalam UN ini, yang sudah menjalankan fungsi dan tugasnya sehingga UN dapat berjalan tertib dan lancar. Lulus 100 Persen Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Babel Hardijono mengharapkan kelulusan UN tahun ini naik dibanding sebelumnya. Ia optimis harapan itu tercapai, sebab dari pantauannya, para siswa lebih tenang saat mengerjakan soal UN. Apalagi persiapan siswa dirasa sudah cukup maksimal. “Kita harap 100 persenlah,
walaupun mungkin melenceng sedikit, tetapi saya yakin ada persentase kenaikan kelulusan siswa dibanding tahun lalau walaupun standar kelulusan juga ikut naik dari 5,25 menjadi 5,5,” ujar Hardijono ketika memantau UN di SMAN 1 dan SMKN 2 Pangkalpinang, Selasa (23/3). Komisi IV sejauh ini juga belum mendapat laporan adanya pelanggaran dalam pelaksanaan UN di Babel. “Semuanya berjalan lancar. Sedangkan mengenai kecurangan juga dijamin tidak ada, sebab kita juga meminta kepada pihak kepolisian untuk berjagajaga di lingkungan sekolah dengan memakai baju preman, agar tidak kelihatan mencolok,” kata Hardijono. Untuk itu, diharapkan semua komponen dapat saling membantu agar suksesnya jalan UN di Babel ini. Peserta UN diminta tetap tenang, dan menyiapkan mental menjalani UN. (mg2/i2/k8/day)
Sambungan Halaman 1 partai-partai koalisi. Hasil rapat internal, siap mengusung pasangan JamroNursyamsu. “Kita akan deklarasikan dukungan terhadap pasangan Jamro-Nursyamsu. Kita juga akan menggalang dukungan Jamro-Nursyamsu dengan target memenangkan Pemilukada Juli 2010 mendatang,” tandas Edi Sani. Edi belum berani menyebutkan nama parapol yang mendukung JamroNursyamsu. “Nantri diumumkan secara resmi saat deklarasi partai-partai menjelang pendaftaran calon,” Edi berkilah. Bagiamana dengan kandidat calon lainnya? Zikri Kisai man-
Siswa... Sambungan Halaman 1 Langsung Dibawa Lembaran jawaban soal UN di Pangkalpinang yang telah selesai dikerjakan peserta dikumpulkan dan langsung dibawa Tim Sekolah didampingi tim independen untuk diantar ke Dinas Pendidikan Pangkalpinang. “Sedangkan soal kami simpan sebagai inventaris sekolah. Kelak soal-soal itu akan sangat berguna untuk siswa-siswi kelas XII berikutnya,” kata Estu Triyogi, Kepala SMA Depati Amir Pangkalpinang, Selasa (23/3). Setelah diserahkan ke Dinas Pendidikan Pangkalpinang, lembar jawaban UN akan diserahkan ke Dinas Pendidikan Babel. Namun Estu Triyogi tidak mengetahui siapa yang akan mengoreksi lembar jawaban itu nantinya. “Pokoknya setelah kami menyerahkan lembar jawaban siswa, kami tidak mengetahui lagi prosedur lainnya,” tukas Estu. Estu mengatakan menurut jadwal, pengumuman hasil UN akan diterima pada tanggal 6 April mendatang. Biasanya kepala sekolah akan diundang oleh Dinas Pendidikan, sebelum hasil UN diumumkan. “Untuk sekarang kami belum dapat memastikan akan mengundang orangtua murid atau langsung diberitahu pada siswa yang bersangkutan,” jelas Estu. Untuk kelancaran UN, tim independen yang ditugaskan mengawas UN di SMA Depati Amir, SMA Tunas Harapan Bangsa (THB), dan SMK Sore Pangkalpinang semuanya berasal dari UBB yang dikoordinir tim Unsri. “Di sekolah kami ada dua orang tim independen sebagai pengawas dan dua orang lagi berasal dari pihak kepolisian sebagai tim pengaman,” jelas Eddi Mulyadi, Wakil Kepala Sekolah Kurikulum, SMK Sore Pangkalpinang. Setiap pagi saat UN, pihak sekolah mengambil lembaran soal yang diamankan di kepolisian. “Pukul 06.00 WIB kami sudah da-
BANGKA POS GROUP Harian Pagi BANGKA POS
Harian Pagi POS BELITUNG
Penerbit : PT Bangka Media Grafika SIUPP : 125.9/SK/MENPEN/SIUPP/1999 Tanggal 11 Mei 1999 Direktur Utama : Sentrijanto Direktur : C Budiarto, Agus Ismunarno Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab : Agus Ismunarno Redaktur Pelaksana: Albana, Vovo Susatio; Manajer Peliputan: Dodi Hendriyanto; Manajer Produksi: Fitriadi; Manajer Bangka Pos Online: Catur Waskito Edy; Asisten Manajer Redaksi: Kurniawati; Asisten Manajer Produksi: Kamri, Sekretaris Pimpinan: Kurniawati; Redaktur: Fennie Yadi, Ichsan Mokoginta, Ismed HS, Supri, Rusaidah, Barlyanto, Edwardi, MC Tedja Pramana, Sri Sugiarti. Redaktur Online: Enfermi; Asisten Redaktur Online: Deddy Marjaya; Staf Redaksi Pangkalpinang: Agus Nuryadhyn, Alza Munzi Hipni, Khamelia, Asmadi P Siregar, Sri Ayu, Iwan Satriawan. Bangka: Fery Laskari (Kepala Biro Sungailiat), Nurhayati, Sasmita Dwipa, Ryan Augusta Prakasa, Suhendri (Koba), Riyadi (Jebus dan Kelapa), Rudy (Muntok). Belitung: Joni Arsyah, Novita, Hamdani, Rusmiadi (Kepala Biro Belitung Timur). Pemimpin Perusahaan: Agus Ismunarno. Manajer Percetakan: Komaryono; Manajer Iklan: Herru Windharko, Manajer Sirkulasi: Ruslan; Manajer Umum: Hui Ming; Pjs Manajer Keuangan: M Abduh; Asisten Manajer Sirkulasi Belitung: M Arif Surbakti; Penanggung Jawab Commercial Marketing: Emil Mahmud; Penanggung Jawab EO dan Promosi: Fatonah, Koordinator AE Iklan Bapos: GA Naskah; Koordinator AE Iklan Pos Belitung:Fatimah; Koordinator Adv Kreatif: Berni Wijaya; Koordinator PSDM: Dewi Agustina; Koordinator Inkaso: Suparman; Koordinator Pracetak CM:Syafri Azwar; Koordinator Umum: Rian Danu Mura; Koordinator Pracetak: Cece AR; Koordinator Percetakan: Tri Atmaja. Alamat Kantor Pusat Bangka Pos Group Redaksi/Sirkulasi/Iklan: Jl KH Abdurachman Siddik No 1 B (Eks Jl Sriwijaya) Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung 33131. Telp. Redaksi (0717) 437084 dan 437085, Fax (0717) 437082, Telp Sirkukasi/Iklan: (0717) 437086 dan 437087. Harga Langganan di wilayah Bangka Belitung : Rp 62.000,- per bulan. Luar Wilayah Bangka Belitung Rp. 67.500,- (pembayaran dimuka). Terbit tujuh kali seminggu. Pembayaran Iklan dan Sirkulasi Bank BCA Cabang Pangkalpinang (a/n PT Bangka Media Grafika) Rek No 0410331888 Percetakan : PT Bangka Media Grafika (Isi di luar tanggungjawab percetakan); Alamat percetakan: Jl KH Abdurachman Siddik No: 1B (Eks Sriwijaya) Pangkalpinang Bangka 33131. Setiap artikel atau tulisan yang dikirim ke Redaksi hendaknya diketik dengan spasi rangkap, maksimal lima halaman kuarto, ditandatangani, dan disertai foto diri, foto copy identitas (kalau ada, cantumkan nomor telepon dan faksimile). Semua naskah yang dikirim ke redaksi akan menjadi milik BANGKA POS GROUP.
bisnis
BANGKA POS
ORI-007 Terbit JAKAR TA , BANGKA POS — AKART Membludaknya permintaan investor individu untuk berinvestasi pada ORI-006 yang diterbitkan akhir tahun 2009, tahun ini pemerintah dalam hal ini Kementerian Keuangan kembali akan menerbitkan Obligasi Ritel Indonesia (ORI) seri 007 atau ORI-
007 awal Agustus 2010. Direktur Jenderal Pengelolaan Utang Kementerian Keuangan Rahmat Waluyanto mengatakan, sesuai jadwal panitia seleksi agen penjual ORI, hari ini (Selasa, 23/3), panitia seleksi mengumumkan seleksi agen penjual di media massa. “Sementara proses seleksi berlangsung mulai 13 April hingga 21 April 2010,” kata Rahmat dalam pesan singkat (SMS) kepada Persda Network, Selasa (23/3). Disebutkan, proses seleksi terdiri atas evaluasi proposal agen penjual dan beauty contest. “Mengenai jumlah agen penjual yang terpilih tergantung hasil seleksi yang akan diketahui pada 21 April
mendatang,” kata dia. Pengadaan jasa agen penjual ORI dibiayai dari sumber dana APBN tahun 2010 dan diselenggarakan oleh sebuah panitia seleksi. Proses pelelangan ORI-007 akan tetap bersifat terbuka untuk bank umum dan perusahaan efek yang telah mendapatkan izin usaha dari otoritas dan sekurangkurangnya telah memenuhi kriteria dan persyaratan. (PersdaNetwork/aco)
Tiga Maskapai Extra Flight PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Puncak kedatangan di Bandara Depati Amir saat peringatan Cheng Beng (sembah-
BANGKA POS/ ALZA MUNZI
BARANG BEKAS Pedagang barang bekas bertahan di sebelah BTC meski beberapa kali tergusur. Jika rencana pemkot melebarkan Jalan Trem Pangkalpinang, maka mereka kembali tergusur. Foto diambil Senin (22/3/ 2010).
yang kubur) yang diperkirakan pada 4-5 April 2010, pihak bandara mempersiapkan, sejumlah peralatan di terminal kedatangan. Tidak hanya itu, saat ini juga sudah terdapat tiga maskapai sudah mengajukan untuk melakukan penambahan jadwal penerbangan (extra flight), di antaranya Sriwijaya Air, Mandala dan Batavia. “Tiga maskapai yang melakukan extra flight pada saat pelaksaan Cheng Beng. Permintaan dari maskapai itu untuk 2-6 April 2010,” demikian dikemukakan Kepala Divisi Operasinal Bandara Depati Amir PT Angkasa Pura II Tri Nugroho, Selasa (23/3).
7
RABU 24 MARET 2010 Mengenai penumpang saat ini masih landai dan belum ada lonjakan. Namun kemungkinan, sudah mulai berdatangan pada 25 Maret 2010. “Kalau dari Jakarta mulai berdatangan, pada akhir Maret 2010,” jelasnya. Bahkan dengan tegas Tri menjelaskan pihak bandara sudah menyiapkan untuk momen kedatangan masyarakat pada peringatan Cheng Beng di Provinsi Kepulauan Babel. “Kita siap, baik peralatan di terminal kedatangan maupun peralatan pendukung laluintas udara yang tentunya sudah berdasarkan standar operasi prosedur,” kata Tri. (r (ryya)
KURS TRANSAKSI BANK INDONESIA Mata Uang
Nilai
USD CAD CHF EUR JPY AUD
Kurs Jual
1.00 1.00 1.00 1.00 100.00 1.00
Kurs Beli
9,165.00 9,001.18 8,659.30 12,421.32 10,146.13 8,402.47
9,073.00 8,909.07 8,568.33 12,292.10 10,040.95 8,316.31
SELASA, 23 MARET 2010 -- SUMBER: WWW.BI.GO.ID
Harga 23 MAR Timah 2010 Dunia USD/TON LME
Komoditi CPO Karet TSR 20 Lada Putih Lada Hitam
Lokasi
Harga
Medan Palembang Pangkal Pinang Lampung
7.335 28.516 40.639 23.834
Satuan Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg
22
MARET 2010
KLTM
17.600 17.600 SUMBER:WWW.LME.CO.UK/ KLTM.COM.MY
SUMBER:WWW.BAPPEBTI.GO.ID
MAU BELI
TRANSAKSI BISA MELALUI M- BANKING BCA
OLEH-OLEH BANGKA KHAS Disini Tempatnya ........
>>
Toko HALIM KUSUMA
Pangkal Pinang s New Experience
LCK 1
Jl. Jenderal Sudirman No. 30 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 424163 Fax. (0717) 431630
Menerima Pesanan Paket Oleh-oleh Ke Seluruh Indonesia
LCK 2
Jl. Jend. Sudirman 57 / 83 Telp. (0717) 424056-422049 HP. 081532750138 Pangkalpinang
Kampung Bintang Pangkalpinang Jl. Yang Jubaidah No. 444
Pedagang Barang Bekas Bertahan
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Di tengah berkembangnya pasar, supermarket dan mall di Kota Pangkalpinang, yang menyediakan barang-barang baru dengan kualitas dan harga beragam, pedagang barang bekas yang ada di ibu kota Provinsi Kepulauan Babel ternyata masih mampu bertahan. Meski berkali-kali tergusur, tidak membuat para pedagang barang bekas berhenti mencari nafkah ke bidang lain. Seperti yang dilakukan Agus (50) warga Semabung, Pangkalpinang. Bapak empat orang anak ini, sudah lima tahun berdagang barang bekas di sekitar pasar Pangkalpinang. “Dulu berjualan di ujung Pasar Pembangunan. Kemudian pindah lagi agak ke dalam
Berdagang di Samping BTC
dan pindah ke samping BTC saat pasar dirobohkan,” kata Agus di Jalan Trem, Pangkalpinang, Senin (22/3). Menempati lapak kecil yang menempel di dinding toko samping BTC, Agus sabar menunggu pembeli. Omzetnya sangat sedikit, sekitar Rp 10 ribu sampai Rp 15 ribu per hari. Dia mengaku, berkurangnya daya beli karena lokasi berjualan yang kurang baik. Lokasinya jarang dilewati pengunjung pasar, kecuali warga yang sudah biasa melintas di samping BTC. “Paling yang harga Rp 10 ribu sering laku. Kami bertahan seperti inilah, tidak tahu kemana lagi,” ungkapnya.
sampai mesin air. Barang bekas yang dijual juga sangat miring. Misalnya, DVD dijual sekitar Rp 2.000 Rp 5.000 dan gulungan kabel sekitar Rp 7.000. Sayangnya, keberadaan mereka tidak lama lagi bakal tergusur. Pemkot Pangkalpinang akan melebarkan Jalan Trem selebar 9 meter. Mau tak mau, Agus dan Yanto harus pindah mencari lokasi baru. (day)
Serupa dikatakan Yanto (54) warga Jalan Ahmad Yani. Dia mengaku sudah puluhan tahun berjualan barang bekas dengan penghasilan tidak menentu. Barang bekas diperoleh dari warga yang menjual langsung dan kadang-kadang dia mencari sendiri. Pembelinya pun pelanggan itu-itu saja, yang sudah dia kenal. “Jadilah dari pada tidak ada kerja sama sekali. Pelanggan kadang orang-orang yang nongkrong di depan pasar itu,” imbuhnya. Pengamatan harian ini, barang bekas yang dijual beragam mulai dari DVD, tape, ampli, cas Hp, kran air, sepatu, lampu, stop kontak, kabel
Barang bekas yang dijual DVD, VCD Tape, ampli Gulungan kabel, cas Hp Sepatu Mesin pompa air Jam, kamera foto Keramik SUMBER: AGUS DAN YANTO PEDAGANG BARANG BEKAS (DAY)
Rumah Batik & Laundry
Batik Asal Jawa Diskon 10 persen PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Bagi anda yang ingin mencari baju batik asal Pekalongan, Bandung dan Yogyakarta dengan corak yang menarik, kini telah tersedia di Rumah Batik dan Laundry, yang berada di Jalan A. Yani No 30C dekat Simpang Empat Jalan Mentok Pangkalpinang. Selain corak yang menarik, Rumah Batik dan Laundry juga memberikan diskon hingga 10 persen pada semua item selama masa promosi berlangsung. Nora, salah seorang pemilik Rumah Batik dan Laundry menyatakan, Rumah Batik
OLYMPIC S P R I N G
dan Laundry menyediakan batik untuk perempuan dan laki-laki, mulai dari anak-anak sampai orang dewasa. Model dan motifnya beragam, sesuai dengan perkembangan zaman (trendi) serta tidak pasaran karena satu baju hanya satu model dan motif. “Jadi pelanggang tidak perlu cemas, tidak bakalan sama dengan orang lain,” jelas Nora, Minggu pekan kemarin. Untuk harga, pihaknya, memberikan dengan kisaran harga dari Rp 25 ribu - Rp 205 ribu dan itru untuk batik sutra. Diungkapkannya, Rumah Batik dan Laundry juga meneri-
R
B E D
...have a nice dream ! PARADISO
HB. Accent Bench Deco
Mas juga mengandung Nigellone yang dapat membersihkan saluran pernafasan. Untuk hasil lebih optinggu minum Genmal, pola hidup sehat tong Mas dengan seperti berolahraga serutin, manfaat cara teratur, mengurangi sudah dirasakanrokok dan banyak minum nya. “ ..Alhamdulilair putih juga diperlukan. lah, sekarang stamGentong Mas dibuat ina semakin fit dan dari bahan murni pilihan sinusitis berangsur dan diproses alami tanpa reda...sehingga Ahmad Soleh campuran bahan kimia kerja menjadi makin dan pengawet. Menurut Ridwan semangat dan tak terganggu lagi “ Alawi, Eksekutif Marketing PD ucap Ahmad penuh syukur. Dan Gentong Mas, tingkat permintaan manfaat lain yang dirasakan Ahselalu naik seiring dengan makin mad adalah meningkatnya vitalitas banyaknya masyarakat yang dewasa yang membuat hubungan merasakan manfaat Gentong dengan istri semakin harmonis. Kini Mas. Ahmad rutin merasakan manfaat Untuk informasi lebih lanjut dan lezatnya Gentong Mas setiap hubungi: 081322364969, 0857 pagi dan malam. 64376235 , bagi anda yang ingin Gentong Mas adalah suplemen mendapatkannya sudah tersedia herbal yang bahan utama adalah di Apotik/Toko obat terkemuka di Gula Aren dan Nigella Sativa (Habbatussauda) . Menurut Jeff Nugent kota Anda. Pangkalpinang: Apt dalam buku “Permaculture Plants Media, Jl Mesjid Jamik. Apt (2004)” Riboflavin dan Ascorbic Wijaya, Jl Jend Sudirman. To Asli Acid , yang dikandung Gentong Jaya, Jl Trem. Apt Sejahtera, Apt Mas, memperlancar metabolisme, Asli, Apt Bangka, Jl Mayor Muhimemperbaiki kerja sel dan memdin, Apt Kita Jl Yos Sudarso, Apt perkuat kekebalan tubuh . SedanSejahtera, Apt Asli Jl. Ms Rachgkan menurut Imunolog Jerman, man ; Sungailiat : Apt. Dian Jl Hidelbert Wagner, Nigella Sativa , Jend Sudirman, Apt Prima Jl Bayang menjadi bahan Gentong Mas, tin Tikal. Apt Jaya Parma Jl Muhimenambah daya tahan tubuh terdin ; Muntok : Apt Rizky Parma Jl hadap berbagai penyakit serta sanKp Jawa, Apt Putra Parma Jl gat efektif dalam meningkat vitaliSudirman Pal II ; Koba : Apt Delta tas dewasa yang alami. 10 Jl Pos, TO Delta Pos Giro, ToGentong Mas juga mengandboali ; Apt Amanah Jl Sudirman, ung Ascorbic Acid, yang bermanApt Nirwana Jl Sudirman Pasar. faat untuk mencegah dan menApt Hidayah samping Danamon gatasi flu, dan ThymohydroquaP-IRT No.812320501114 none yang efektif dalam menghiwww.gentongmas.com langkan alergi dan pilek. Gentong
Sinusitis Plong KESEHATAN adalah modal utama dan penting dalam mencari nafkah. Jika tubuh sehat , kita bisa bekerja dan rejekipun mengalir. Namun jika tubuh tidak sehat kita tak bisa bekerja dan rejeki tak hanya tersendat, uang yang sudah adapun terpaksa keluar untuk membiayai pengobatan yang semakin lama semakin mahal ini. Pentingnya kesehatan disadari betul oleh Ahmad Sholeh (35 th) yang berdomisili di Perum Terang Sari , Klari Kabupaten Karawang – Jawa Barat. Sebagai pekerja pada suatu pabrik di Karawang Komplek Cidamar, Ciapus, kabupaten Bogor-Jawa barat dia membutuhkan stamina yang selalu prima agar kerja tak terganggu. “...pekerjaan di pabrik terkadang terlalu memforsir fisik sehingga stamina mudah melemah....tapi yang paling mengganggu adalah sinusitis yang muncul setiap pagi.. jika berkelanjutan saya tak bisa bekerja dan otomatis penghasilan berkurang.” keluh Ahmad tentang gangguan kesehatan yang dialaminya. Ahmad sudah mencoba berbagai obat dan jamu untuk mengatasi kendala kesehatan yang ada, namun semuanya itu tak sesuai dengan harapannya. Hingga suatu hari dia membaca testimoni di sebuah surat kabar tentang Gentong Mas. Penasaran, Ahmad langsung membeli dan mencobanya. Belum semi-
GILANG PUSPITA
BUTIK & LAUNDRY - Soft Opening Rumah Butik & Laundry di Jalan A Yani Pangkalpinang menjual berbagai jenis baju bermotif batik dan melayani laundry kiloan, Minggu (21/3/2010).
haknya juga menjual berbagai macam tas dan mukena, serta melayani laundry kiloan bagi mereka yang tidak sempat untuk mencuci baju. “Selama masa promsi ini laundry kiloan kami juga memberikan diskon khusus. Selain menerima laundry pakaian, kami juga menerima laundry karpet, bad cover, boneka dan sebagainya,” ucapnya. (k8)
ma pesanan baju untuk kantoran dengan model dan motif sesuai dengan pesanan. “Alasan kami membuka Rumah Batik karena sekarang batik tidak hanya dipakai untuk menghadiri acara resmi saja, namun juga dipakai bagi pekerja kantoran baik swasta maupun pegawai negeri,” jelas Nora. Selain menjual batik, pi-
KELUARGA BESAR
TWIN CATS HB. Metal 02
BANGKA POS GROUP
HERITAGE HB. Hermes
Mengucapkan :
Selamat Ulang Tahun KEPADA PELANGGAN BANGKA POS GROUP
NAMA PITNEN (IBU YENY) SUNARDI TORANG BUTAR-BUTAR
MARVEL HEROES IB HB. 3D MARVEL
SEGERA DAPATKAN DI TOKO-TOKO FURNITURE TERDEKAT DI KOTA ANDA.
JADWAL KM. SAHABAT, KM. SALVIA DAN KM. SRIKANDI
JADWAL KAPAL PENUMPANG PELNI
KM BUKIT RAYA
SRIKANDI SAHABAT SALVIA SAHABAT SRIKANDI SALVIA NAMA KAPAL SAHABAT NAMA KAPAL SAHABAT
DARI DARIPANGKAL PANGKALBALAM BALAM
HARI
TANGGAL
JAM
KAMIS JUMAT SABTU SENIN
18/03/2010 19/03/2010 20/03/2010 22/03/2010
11.00 20.00 20.00 21.00
SELASA
23/03/2010
22.00
DARI TANJUNG PROIK
DARI TANJUNG PRIOK
HARI
TANGGAL
JAM
JUMAT
19/03/2010
21.00
MINGGU SELASA SELASA RABU
21/03/2010 23/03/2010 23/03/2010 24/03/2010
24.00 24.00 24.00 24.00
DARI TANJUNG PANDAN
SABTU
20/03/2010
21.00
MINGGU
21/03/2010
22.00
SENIN
22/03/2010
05.00
SENIN
22/03/2010
23.00
DARI PANGKAL BALAM
PANGKALPINANG (BANGKA)
Jl. Yos Sudarso No. 46 Pangkalbalam Telp. (0717) 421149 HP. 0852 6778 8992, 085267023795
JAKARTA
KM SIRIMAU
Jl. Griya Agung Blok M 3 No. 19 Sunter Jakarta Utara Komp.Pelabuhan Tg.Pandan No.6 Telp. (021) 6401618, 6401628 Tg.Pandan - Belitung Telp. (0719) 7000530 HP. 081384184818 HP. 081977821964
BERANGKAT HARI / TANGGAL / JAM DARI PELABUHAN - TUJUAN BELINYU TUJUAN KIJANG JUM AT
12 MAR 10
14.00
BELINYU - KIJANG - TEREMPA - NATUNA - PONTIANAK SURABAYA (PP)
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL) SELASA 02 MAR 10 20.00 SELASA 16 MAR 10 20.00 SELASA 13 APR 10 20.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
BELINYU - KIJANG (PP)
BELINYU TUJUAN TG.PRIOK
KM BUKIT RAYA
SELASA
23 MAR 10
14.00
BELINYU - TG. PRIOK (PP)
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
KM SIRIMAU
KAMIS KAMIS
04 MAR 10 06.00 01 APR 10 06.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
BELINYU - TG PRIOK - SEMARANG - B LICIN - MAKASSAR - LARANTUKA - KALABAHI - KUPANG (PP)
TG PANDAN TUJUAN TG PRIOK
KM LAWIT KM LEUSER
DARI TANJUNG PANDAN
TG.PANDAN (BELITUNG)
PT. PELNI
BULAN MARET 2010 Jl. Depati Amir No. 67 Telp (0717) 422743 - 422216, Fax (0717) 421304 Pangkalpinang - Bangka
NAMA KAPAL
NAMA KAPAL
TGL LAHIR 24/3/1980 24/31956 24/31973
HUT PELANGGAN DI ATAS DIMUAT SESUAI DENGAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE KANTOR BANGKA POS, MASIH RIBUAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE PENERBIT TETAPI TIDAK MENCANTUMKAN TANGGAL LAHIR, KEDEPAN DIHARAPKAN PELANGGAN SETIA MENGISI DENGAN KOMPLIT DATA KWINTANSI LANGGANAN.
PERIODE : MARET 2010
PANGKAL BALAM - TANJUNG PRIOK (PP)
ALAMAT JL. SIJUK AIR REMBIKANG SIJUK - BELITUNG JL. AKA TGPANDAN - BELITUNG JL. A. YANI NO. 41 TANJUNGPANDAN - BELITUNG
SENIN SENIN
01 MAR 10 07.00 29 MAR 10 09.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
JUM AT 05 MAR 10 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
07.00
TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK - SADANG - SIBOLGA TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK (PP)
TG PANDAN TUJUAN PONTIANAK TG PANDAN/TG RU - PONTIANAK - SEMARANG
KM LEUSER
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
Hubungi PT. PELNI Pangkalpinang Telp. (0717) 422216 / 422743 dan PT PELNI sub cab Tg.Pandan Telp (0719)21719 Tiket dapat dibeli di Loket PT. PELNI setiap hari kerja dan Travel Biro yang telah ditunjuk : CV. Sumber Rizki (di Belinyu) Telp. (0715) 321494 - CV. Marissa (di Belinyu) Telp. (0715) 321273
8
Next Leader
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS
PDI Perjuangan Usung Bayodandari-Sopian
BAYODANDARI naik di atas kepala reog menuju tempat deklarasi.
H Bayodandari dan Sopian (BARISAN) secara resmi menyatakan diri ikut bertarung pada Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Kabupaten Bangka Barat. Bukti keikutsertaan BARISAN yang diusung Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI P) disampaikan ke khalayak ramai melalui deklarasi, Selasa (23/3) kemarin. Dalam acara deklarasi di Gedung Serba Guna Desa Belo Laut Kecamatan Muntok yang dihadiri Ketua DPC PDI Perjuangan Bangka Barat, Arianto beserta jajaran, Pengurus Anak Cabang (PAC) Kecamatan, Pengurus Anak Ranting PDI Perjuangan dan ratusan warga dari berbagai kecamatan se Bangka Barat, Bayodandari sebagai calon bupati menyatakan siap memenangkan Pemilukada Bangka Barat. Bayodandari mengungkapkan, latar belakang ikut berkompetisi dalam Pemilukada Bangka Barat, targetnya hanya satu yakni menang dengan ter-
hormat, sesuai aturan berlaku. Latar belakang lain, karena terpanggil untuk memajukan, mensejahterakan dengan visi MAJU dan SEJAHTERA, sedangan misinya BERSINAR. “Sudah lama potensi yang ada di Bangka Barat seperti sektor perikanan, pertanian dan pertambangan ini dibiarkan tidur, tidak digarap optimal, masyarakat seharusnya sudah menikmati potensi itu, pembangunan di Bangka Barat juga tidak terarah dengan melihat potensi yang ada,” ujar
Bayodandari dalam orasinya yang disambut meriah massa pendukung BARISAN. Bayo juga menyoal sejarah di Bangka Barat. Menurutnya sejarah di Muntok bisa dijadikan icon, selain icon Muntok With Paper. Sektor pertanian perkebunan rakyat, menurutnya juga tidak dikembangkan sehingga potensi itu belum bisa dinikmati dan mensejahterakan masyarakat. “80 persen masyarakat di Bangka Barat hidup dari pertanian, kehutanan, perikanan, pertambangan dan perkebunan. Bicara soal tambang sebenarnya kedepan perlu disiapkan sebagaimana teknologi pengelolaannya, persoalan inilah yang selama ini tidak pernah terjawab, Insyaallah kita siap menjawabnya,” tegas Bayo panggilan akrabnya. Sementara Ketua DPC PDI Perjuangan Aryanto mengatakan, PDI Perjuangan mengusung Bayo-Sopian, karena di Kelapa Tempilang tidak ada nomor satu, selama ini Kelapa Tempilang nomor dua. Para pengurus PDI Perjuangan, independen dan masyarakat banyak mempertanyakan kenapa Tempilang, Kelapa tidak ada yang muncul nomor satu, makanya PDIP munculkan Bayo kelahiran Desa Dendang Kecamatan Kelapa. Selain Bayo berasal dari Kelapa, pertimbangan lain yakni untuk daerah Je-
b u s , dalam Pemilu legeslatif prosentase perH Bayodandari olehan suara PDI Perjuangan agak tinggi hingga 5.000-an pemilih. “Kita tinggal menggerakkan mesin dan roda partai saja dalam mengusung dan memenangkan pasangan ini. Kita juga menerima instruksi langsung dari DPP untuk mengamankan pasangan Bayo dan Sopian,” kata Aryanto. Deklarasi pasangan Bayo-Sopian dimeriahkan pertunjukan Reog Ponorogo. Bahkan Bayo dinaikkan ke kepala reog untuk dibawa menuju ke tempat deklarasi, diiringi tari-tarian dengan alunan musik khas reog. Setelah acara deklarasi selesai, sekitar pukul 15.30 WIB Bayo-Sopian langsung diarak menuju Kantor KPU Kabupaten Bangka Barat untuk mendaftarkan keikutsertaannya dalam Pemilukada. (adv/yik)
Sopian
FOTO-FOTO : BANGKA POS / RIYADI
smart shopping Tentang XL XL adalah salah satu perusahaan telekomunikasi terkemuka di Indonesia. Mulai beroperasi secara komersial sejak 8 Oktober 1996, XL saat ini adalah penyedia layanan seluler dengan jaringan yang luas dan berkualitas di seluruh Indonesia bagi pelanggan ritel (Consumer Solutions) dan solusi bagi pelanggan korporat (Business Solutions). XL satu-satunya opera-
tor yang memiliki jaringan serat optik yang luas. XL telah meluncurkan XL 3G pada 21 September 2006, layanan telekomunikasi seluler berbasis 3G pertama yang tercepat dan terluas di Indonesia. XL dimiliki secara mayoritas oleh Axiata Group Berhad (Axiata Group) melalui Indocel Holding Sdn Bhd (86,5%) dan sisanya Emirates Telecommunications Corporation
(Etisalat) melalui Etisalat International Indonesia Ltd. (13,3%) serta publik (0,2%). Sebagai bagian dari Axiata Group bersama-sama dengan Aktel (Bangladesh), HELLO (Cambodia), Idea (India), MTCE (Iran), Celcom (Malaysia), Multinet (Pakistan), M1 (Singapore), Samart (Thailand) dan Dialog (Sri Lanka), menjadi yang terbaik di wilayah Asia. (*/may)
Happening Art XL Keliling Babel PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Selama lima hari berturut-turut, mulai Selasa (23/3), XL bakal hadir ke daerah-daerah yang ada di Babel dalam rangka ‘Happening Art’ launching promo baru Paket Super Mania Xtra. Promo yang baru di-launching, Senin (22/3) oleh kru XL yang lengkap dengan badut XL, akan memulai rute dari Pangkalpinang, Sungailiat, Koba dan Toboali. Happening Art telah dimulai di Pangkalpinang, Selasa (23/3) dengan titik-titik di pasar, sekolah, dan pusat perbelanjaan dengan bagi-bagi kartu perdana XL gratis. “Informasi saja ke masyarakat bahwa XL enggak ngomong saja, namun ada pembuktian tarif bahwa promo ini memberikan gratis 200 SMS ke semua operator free. Semacam ada demo lah dari XL disertai dengan badut yang melambangkan warna XL
■ Bukti Tarif XL Makin Murah
BANGKA POS/RUSAIDAH
HAPPENING ART XL - Dalam rangka promo Paket Super Mania Xtra, XL menggelar Happening Art keliling Babel. Happening Art pertama digelar di Kota Pangkalpinang, Selasa (23/3/2010).
oranye dan biru,” ujar Santi, Self Representative XL Pangkalpinang ditemui Bangka Pos Group di sela-sela Happening Art di depan Kantor Pengadilan Negeri Pangkalpi-
nang, Selasa (23/3). Paket Super Mania Xtra adalah paket layanan untuk pelanggan baru yang mengaktifkan kartu perdana layanan XL Prabayar. Tiap
pengaktifan, konsumen akan mendapatkan keuntungan berupa Gratis 200 SMS. Gratis SMS didapatkan setelah pelanggan mengaktifkan kartu perdana serta gratis 1 MB didapatkan setelah menggunakan kartu Prabayarnya untuk menelepon, SMS dan layanan VAS senilai Rp 1.000. “Keuntungan gratis 200 SMS ini berlaku ke semua operator dengan jangka penggunan maksimal tiga puluh hari dan pulsa minimum Rp 1.000. Jika kuota paket Gratis 200 SMS-nya habis atau masa berlaku paket sudah berakhir, pelanggan masih punya kesempatan mendapatkan Gratis 100 SMS per hari ke semua operator setelah mengirimkan SMS sebanyak 1 kali dengan tarif Rp 100 per SMS,” ungkapnya, seraya menambahkan, Rabu (24/3) pihaknya akan ke Sungailiat, dan selanjutnya keliling ke Koba dan Toboali. (may)
Yohansyah Rintis Usaha dari Nol USAHA warung penganan khas Bangka ini dirintis dari nol bersama dengan istri tercintanya. Dulunya, bersama sang istri, pria yang akrab disapa Yohansyah ini, pernah bekerja di salah satu restoran terkenal di Pangkalpinang sebagai penyedia penganan khas Bangka, kemudian memutuskan berhenti. “Waktu itu memang kita sepakat berhenti dan kita keluar dari restoran juga atas persetujuan pemilik restoran,” ungkap laki-laki pecinta Iguana ini. Berbekal pengalaman itulah, keduanya sepakat mendirikan warung sederhana yang menyediakan penganan khas Bangka seperti otak-otak, pempek, bujan, dan enjan di Jl. A
Yani (samping kursus Bahasa Inggris LEC) Pangkalpinang. Selama lima tahun berjualan penganan khas Bangka yang banyak disukai masyarakat, banyak suka duka yang dialaminya. Saat pertama kali berjualan, penganan khas Bangka yang disediakan banyak yang tidak laku. Dari 400 butir penganan yang dibuat, kadang-kadang hanya terjual 50 butir. Meski begitu, dirinya tak patah semangat. Dibantu sang istri dan putri cantiknya Dara, hingga sekarang warung penganan tersebut diserbu pembeli. Dari 700-1.000 butir penganan khas Bangka yang disajikan, selalu habis diserbu pembeli. “Tiap malam Alhamdulillah
habis terjual, kalau malam di sini ramai, kadang-kadang pukul 19.00 WIB kita sudah tutup, karena penganan yang tersedia sudah habis. Kadang-kadang ada pembeli yang tidak kebagian mencicipinya,” ungkapnya sembari tersenyum. Guru PNS di SDN 1 Pangkalanbaru ini mengaku, untuk langganannya ada dari kalangan pejabat seperti Pak Sekda Pangkalpinang, Pak Didit Srigusjaya, Pak Zufriady Pertiba dan lain sebagainya. “Kadang-kadang pesanannya 500 butir hingga 1.000 butir,” ucapnya yang memiliki dua anak ini. Diakui laki-laki kelahiran 1967 ini, dirinya bersyukur karena warung yang di tem-
BANGKA POS/KHAMELIA
YOHANSYAH, owner otak-otak Heni.
patinya ini tidak ngontrak. Karenya ia juga , mengucapkan banyak terima kasih kepada beliau. (may)
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS
9
Community Development
PT Koba Tin ‘Sulap’ Eks Tambang Menjadi Sawah ■ Ujicoba 1,5 Hektar, Target 5 Hektar ■ Akan Diserahkan kepada Kelompok Tani
Untuk program reklamasi lahan eks tambang, PT Koba Tin menargetkan tahun 2010 luas lahan yang direklamasi seluas 900 hektar.
Kita mengeluarkan biaya yang cukup besar untuk program ini. Kita harapkan dalam 100 hari sudah dapat menghasilkan.
Darmansyah Nawawi
Sutawi
DIREKTUR Community Development Public Relation dan Reklamasi PT Koba Tin Darmansyah Nawawi menunjukkan padi jenis unggul yang akan ditanam di eks lahan tambang milik PT Koba Tin.
LAHAN bekas tambang yang tandus ternyata dapat diolah menjadi lahan yang produktif dan bermanfaat. Hal ini telah dibuktikan oleh PT Koba Tin yang ‘menyulap’ bekas tambang di daerah Pal Besi Desa Nibung Kecamatan Koba Bangka Tengah, menjadi lahan persawahan. PT Koba Tin membuat lima petak sawah percontohan yang ditanami padi varietas unggul dari Yogyakarta. PT Koba Tin ke depan menargetkan mengubah lahan seluas 5 hektar bekas
tambang menjadi sawah, namun sebagai langkah uji coba terlebih dahulu dimanfaatkan sekitar 1,5 hektar. Dalam proses pemanfaatan lahan eks tambang tersebut, PT Koba Tin harus mengeluarkan biaya operasional tambahan, mengingat kondisi tanah bekas tambang perlu diolah seelum ditanami padi. Manager Mean Closure and Reklamasi PT Koba Tin, Sutawi kepada Bangka Pos Group, Kamis (18/3) mengatakan proses penormalan lahan,
KEGIATAN penanaman sawah di lahan eks tambang di Pal Besi Bangka Tengah.
FOTO-FOTO : TEDDY MALAKA
LAHAN bekas tambang yang ‘disulap’ PT Koba Tin menjadi sawah di Pal Besi Desa Nibung.
dlakukan dengan menyediakan kompos dan topsoil (lapisan tanah atas) untuk petak-petak sawah tersebut. “Kita mengeluarkan biaya yang cukup besar untuk program ini. Kita harapkan dalam 100 hari sudah dapat menghasilkan. Nantinya kita akan berikan ini kepada kelompok tani dengan perantara Pemkab Bangka Tengah,” kata Sutawi. Sutawi juga menjelaskan bahwa selain akan dijadikan sawah, nantinya lahan seluas 5 hektar tersebut akan dibuat pemancingan, kegiatan reklamasi penanaman pohon dan bumi
perkemahan. Tanam 400.000 Pohon Sementara itu, Direktur Comunity Development Public Relation dan Reklamasi PT Koba Tin Darmansyah Nawawi menjelaskan, untuk program reklamasi lahan eks tambang, PT Koba Tin menargetkan tahun 2010 luas lahan yang direklamasi seluas 980 hektar di wilayah Bangka Tengan dan Bangka Selatan. Diterangkannya proyek tersebut bukan hanya penanaman pohon di area kering, tetapi juga di danaudanau bekas tambang. “Tidak hanya menanam di
daerah kering, di air dengan kedalaman dua meter juga sudah kita lakukan reklamasi. Total pada tahun 2009 lalu kita tanam 400.000 pohon berbagai jenis,” katanya. Darmansyah menambahkan, PT Koba Tin merupakan satu-satunya perusahaan yang memperoleh penghargaan dari Kementrian Lingkungan Hidup untuk wilayah Bangka pada tahun 2009 lalu. Penghargaan ini diberikan karena kegiatan penanganan lingkungan yang dilakukan PT Koba Tin. (adv/k2)
smart shopping
Ayo..! Berburu Buku Murah di Gramedia
Nama : Jenis Kelamin : Tanggal Lahir : No. KTP/SIM : Alamat Lengkap : No. Telp/HP : Merokok : Merek Rokok yang Sering Dikonsumsi : Pilih Band yang akan Manggung di Neptune Club Tgl 20 April 2010 : Kangen Band Hijau Daun D masiv Lagu yang Paling Disukai dari Band Favorit Kamu : Pengalaman/kegiatan apa yang dilakukan berbeda dari rutinitas biasa kamu dan mengapa? Radio Favorit Kamu : Isi dan lengkapi Formulir diatas dan kirimkan ke : Kantor Harian Pagi BANGKA POS Jl. KH. Abdurrahman Siddik No. 1B Pangkalpinang UP. Fatonah, HP. 0812 717 2622/Teddi, HP. 0813 9272 9666 Paling lambat tanggal 10 April 2010
DAPATKAN KESEMPATAN MAKAN SIANG BERSAMA BAND FAVORIT KAMU BANGKA POS
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Ingin berburu buku murah? Kesempatan menarik ditawarkan oleh Toko Buku Gramedia Bangka melalui Bazar Buku Murah yang digelar 22-31 Maret 2010. Mulai komik, novel, buku-buku agama, fashion, psikologi, wanita, buku memasak dan lainnya dipasang dengan harga sangat murah. “Dalam bazar kali ini kami memberikan diskon hingga 90 persen,” kata Bagian Penjualan TB Gramedia Bangka, Lusia Asnia kepada Bangka Pos Group, Selasa (23/3). Bazar dengan tema ‘Menambah Ilmu dengan Buku’ tersebut menyediakan ribuan jenis buku-buku bermutu, bahkan di antaranya bukubuku baru yang sangat menarik untuk dibaca. “Buku kami pasang mulai dari Rp 3.000 hingga Rp 15 ribu,” kata Lusia. Bagi penggemar komik, ja-
ngan sampai ketinggalan karena untuk 4 komik cuma dihargai Rp 10 ribu. Sedangkan buku seperti masakan Rp 12 ribu, buku fashion, umum, psikologi serba Rp 15 ribu dan buku menu makanan bayi, novel dan buku cerita anak ditawar bervariasi mulai Rp 10 ribu hingga Rp 12 ribu. “Yang pasti bazar kali ini kita banting harga, makanya jangan sampai ketinggalan karena biasanya untuk buku-buku bagus akan cepat habis diburu orang,” ujar Lusia. Ia menyebutkan, buku seperti resep masakan, novel, komik, buku agama, fashion dan buku umum lainnya dengan tampilan cover tebal paling laris. “Seperti buku 105 resep sedap vegetarian dengan cover bagus seperti ini sudah banyak laku terjual,” kata Lusia sembari menunjukkan buku yang dimaksud. Berbagai jenis buku serta
BANGKA POS/KHAMELIA
BAZAR GRAMEDIA - Gramedia Bangka menggelar bazar buku murah mulai 22 hingga 31 Maret 2010. Dapatkan pula diskon harga hingga 90 persen.
potongan harga yang sangat murah, boleh jadi menjadi magnet yang mengundang daya tarik pengunjung. Untuk hari pertama ini kata Lusia sebanyak 500 buku terjual. “Kita berharap di hari berikut pengunjung akan bertambah ramai.” imbuhnya.
Firman, salah seorang pengunjung mengaku tak mau ketinggalan berburu buku murah. “Kesempatan langka untuk mendapatkan buku-buku bagus dan murah seperti ini,” pungkasnya seraya sibuk memilih bukubuku terbitan BIP. (uwa)
Yuni Motor Group
Dari Service Hingga Tune Up MESKI pendidikan yang ditempuhnya tidak tinggi, namun pengetahuannya mengenai masalah mesin tidak usah diragukan lagi. Berbekal dengan ketekunan dan keuletannnya itu pria yag bernama lengkap Yuni pemilik bengkel motor Yuni Motor Group yang berada di jalan Meranti, Kelurahan Bukit Merapin, Pangkalpinang, terus didatangi para langganannya guna men-service kendaraan motor yang datang kepadanya. Tidak hanya itu, selain banyak didatangi para pelanggan yang ingin service kendaraan, ada juga pelanggan yang berdatangan kebengkelnya untuk konsultasi masalah mesin. “Kalau di sini kita mengerjakan service, tune up dan lain-lain. Ada juga yang datang tanya-tanya seputaran mesin motor,” ujar Yuni kepada harian ini, Senin (22/3). Mengenai usahanya tersebut, Yuni membangunnya dengan susah payah, dapat dikatakan dimulai dari nol. Pasal-
nya, dirinya hanya pernah mengenyam pendidikan namun tidak selesai. Karenanya, ia coba ikut temannya yang saat itu mengerti mesin. Tapi, setelah lama berselang, seluk beluk mesin serasi untuknya. “Awalnya cuma lihat dan ikut kawan. Tapi lama-lama kelihatannya asik juga, akhirnya jadi seperti sekarang ini,” ujar-
HENDRA
YUNI MOTOR - Bengkel Yuni Motor Group, selain service kendaraan juga melayani tune up. Senin (22/3/2010).
nya yang mengenal seluk beluk mesin motor sejak berusia 12 tahun ini. Dengan berbekal pengalaman tersebut, Yuni mendirikan bengkel di rumah kecilnya dengan peralatan seadanya. Namun, lambat laun usaha yang digelutinya semakin maju. Hasil dari bengkelnya tersebut cukup lumayan. Selain karena faktor pelayanan dan keramahan kepada pelanggan, harga jasa yang diberikannya juga cukup terjangkau. Tampung Anak Berkaitan keinginannya untuk mengembangkan usahanya tersebut tak jarang ia juga membagi-bagikan pengalamannya kepada para pelanggan. Dirinya tidak hanya semata-mata mengejar uang jasa dari pelanggannya. Tetapi, juga menampung pemuda dan anak-anak sekitar untuk belajar seluk beluk mesin. “Anak-anak selepas sekolah atau liburan banyak kesini. Ada yang bantu-bantu sambil belajar mesin sepeda motor,” ujar Yuni. (J1)
10
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS Untuk Pemotretan Hubungi : Naskah
Kami Siap Datang Untuk Memotret TE
U RJ
: 08127853852
Budi Asban
: 085273591523
Meli (Mentok)
: 081367587575
Farid
: 085287121741
Jefry
: 085267919003
AL
4,5 JT NEGO
13 JT NEGO
97,5 JT NEGO
NEGO
Toyota New Hilux th 2010 New, cash credit, BN, Langsung tanpa Mutasi. Hub: 0813.67573737 S.Liat
To y o ta I n n o v a t h 2 0 1 0 N e w, c a s h c r e d i t , B N , Langsung tanpa Mutasi. Hub: 0813.67573737 S.Liat
Avanza th 2010 New, cash credit, BN, Langsung tanpa Mutasi. Hub: 0813.67573737
Shogun 125 CC, th 05', lngkap, BN. Hub :RM Nirwana dpn tepekong semabung, Hp. 0813.77828707/0853.67100050
Chevrolet LUV, th 82', solar, pjk lns, siap pkai. Hub: 0813.77828707/0853.67100050 Pkp
Djual Toyota ALL New Corolla Th 96, W. Hijau Hub: 0811291979
Kijang LX th 2003, w.biru met, VR, ac, body kaleng, mulus,siap pakai, Hub: 0852.73785253
___________________________ 142655
___________________________ 142658
___________________________ 142674
___________________________ 143118
___________________________ 143119
___________________________ 143122
___________________________ 143123
24 JUTA NEGO
37,5 JUTA/NEGO, CASH CREDIT
82 JT NEGO
112 JT NEGO
Jl cpt Colt T TS 120 SS, th 94', w.abu-abu met, BN, pjk lns. Hub: 0812.19264577
Carry ST 100, th 03', mulus, w.merah, pribadi, ban pjak baru, orsinil, BG. Hub: 0819.95445999/ 0852.73969999
Mitsubishi Kuda type Grandia th 03', w.abu-abu perak met, BN asli bngka, ps, cl, pw, ac double. Hub: 0852.68864668
Baleno th 00', BN, ps, pw, vs, rt, w.hijau met, orsnil, remote, mlus. Hub: 0813.67396665
Avanza 1300, 1297 CC, th 04', w.kuning met, B, tnpa perantara, pjk lns. Hub: 0813.68190022
Avanza 1300 minibus, 1297 CC, th 05', w.silver met, BN, pjk lns, tnpa perantara. Hub: 0812.7898655
Mits. Galant th 97, w. biru, VR 17”, AC, CL, CD, full audio/variasi, PW, PS, pjk lns, BN. Hub : 081271822166
___________________________ 143125
___________________________ 143131
___________________________ 143132
___________________________ 143133
___________________________ 143134
___________________________ 143135
___________________________ 143136
100 JT NEGO
120 JT NEGO
NEGO
9 JT/NEGO
129 JT/NEGO
150 JUTA NEGO
60 JUTA/OVER KREDIT 18X, 5,3 JT
Jupiter Z ( ceebook) th 08' w. biru silver, mesin oke mlus, Hub: 0813.77566600
Avanza type G th 06' w. hitam, pjk lns, AC, kond mulus, siap pakai Hub: 0812.7172220
Honda CRV, th 02' awl, body besar, w.abu-abu met, kkursi 3 baris, mlus, manual, pkai sndri. Hub: 0878.84326178
APV Arena SGX, th 08', w.merah met, BN, pjk lns. Hub: 0819.49059708
Avanza G th’08 w. Silver metalik, BN asli Bangka, kondisi seperti baru, Hub: 081373136207
Xenia Xi 1.3 Sporty th’05, w.silver, spt baru, Hub: CV. Berlian Motor Jln Jelutung No.2 Pkp 081995221343
Innova G th’07/08 Euro 2000 w. hitam met, Full Option, Terawat, Hub: 081367706566
___________________________ 143138
___________________________ 143139
___________________________ 143143
___________________________ 143144
___________________________ 143155
___________________________ 143156
___________________________ 143157
165 JT NEGO
TE
U RJ
AL 205 JT/NEGO
36,5JT/TT MOTOR/NEGO
NEGO
30 JT NEGO
122 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
33 JT NEGO BS TT MOTOR
Honda Jazz th’2006 akhir w. Abu2 muda met, intr & exterior mulus terawat, km 40 ribuan, jrg pakai, Hub: 081278556677
Kijang LSX th’03/04 w. biru met, mulus, BN, AC, Tape, CD, PS, VR, Hub: 085268440369
Daihatsu Taft 4x4 th’85 BN, w. merah met, VR, AC, Tape, Siap pakai, Hub: 085268155289
Truk PS120HD,Th 05, BN, Pjk Lns, Kondisi Mulus, siap pakai Hub:081271822933
Toyota Hard Top, Th 78, BN, Pjk Lns, Ban33 VR Baru, Double aktif, Hub:081271825999
Kijang Kapsul PU th’05 akhir, w. hitam, BN asli bangka, body kaleng, Hub: 08127844672
Ninja RR th’2008 w. hitam, BN, Brg Spt baru, KM 2000, Hub: 081927766666 Pkp
___________________________ 143158
___________________________ 143159
___________________________ 143160
___________________________ 143161
___________________________ 143162
___________________________ 143163
___________________________ 143164
65 JT NEGO
CASH/CREDIT
Innova Type E warna silver met, mulus, BN, AC, Tape, PW, PS, Hub: 085268440369
Avanza G th’08 w. hitam metalik, kondisi seperti baru, Hub: 081367706566
Honda CRV 2.0 Manual th’06 w. hitam, plat BN, Tgn 1, spt baru, Hub: 081929081220
Avanza Tipe G th’08/09 w. hitam, spt baru, Tgn 1, Hub: 08127844672
Chery QQ th’2006 w. silver metalik, PW, PS, AC, Tape, Hub: 085280679717
Dump Truck PS 120 HD th’2006 BN, Kondisi siap pakai, Hub: 08117172137
Innova G th’05 w. silver met, Tgn 1 dr baru, km 35.000, TV, DVD, Full Sound, Hub: 081373136207
___________________________ 143165
___________________________ 143166
___________________________ 143167
___________________________ 143168
___________________________ 143170
___________________________ 143171
___________________________ 143172
147 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
HRG NEGO
139 JT NEGO
NEGO BS TT CASH/CREDIT
170 JT NEGO
NEGO
230 JUTA/NEGO
68 JUTA
123 JUTA
130 JUTA
Honda Accord Prestige th’87 w. coklat metalik, BN, Pjk lns, Ban Radial, Orisinil, Hub: 081271320471
Innova Tipe V th’05 w. telor asin, BN asli Bangka, Kond. orisinil, Mulus, Hub: 08127173665
CRV th 03', w.abu-abu met, BN, STNK 1 thn, siap pkai. Hub: 0852.73595500
Truck Dyna Rino, th 08', BN, w.merah. Hub: 0812.10392298
A t o s G L S M / T, t h 0 2 ' , w. h i ta m , B N , k o n d s i b g u s , siap pkai. Hub: 0813.85793004/0717.7031845
Hilux PU, th 07', w.hitam, BN, kondsi bgus, siap pkai. Hub: 0852.68566764
Xenia Li vvt-i family, th 09', w.hitam, BN, kndsi bgus, siap pkai. Hub: 0813.85793004 / 0717.7031845
___________________________ 143173
___________________________ 143174
___________________________ 143209
___________________________ 143212
___________________________ 143217
___________________________ 143218
___________________________ 143219
NEGO
122 JUTA
87 JUTA
50 JUTA NEGO
NEGO
NEGO
32 JT/NEGO/TT/ANGS.2.8JTX16BLN
Vios E, th 04', w.hitam, B, kndsi bgus, siap pkai. Hub: 0852.67298633
Kijang PU diesel, th 03', w.hitam, BN, kndsi bgus, siap pkai. Hub: 0852.68566764
Kijang Pick Up, th 95', w.biru, vr, BN asli bangka. Hub: 0813.73362046 pribadi.
Panther Royal, th 99', w.hijau met, pjk lns, vr, ac, ps, pw, Tape Radio, Terawat. Hub: 0812.71349366
Kijang LGX, th 02', B, w.biru met, pjak bulan 5, ps, pw. Hub: 0717-431797
BMW 318i, th 91', w.hitam, AC, CD, PW, Terawat. Hub: 0812.71349366
Panther Grand Royal th 97, w. biru met, BN, pjk lns, Tape, PS, PW, AC Double, orsnl, mls. Hub : 081373373322
___________________________ 143220
___________________________ 143221
___________________________ 143222
___________________________ 143225
___________________________ 143227
___________________________ 143228
___________________________ 143230
37 JT/NEGO/SISA 16 X 700RB/BLN
15,5 JT/NEGO
30 JT/NEGO/SISA 10 BLN X 1,2JT/BLN
98,5 JT NEGO
67 JT/NEGO
HRG NEGO
Kijang MB, long full press 90', Kf 50, w.biru met, BN, pjk br byr, AC double, mls, Hub: 0811717918
Timor 97' pribadi asli, BN, pjk brbyr, w.mrh ferari, orisinil, mls, AC, tape, Hub: 0813.73373322
Vixion th 07' akhir, pjk lns, BN, w.hitam, orisinil Hub: 0852.73276641
Kijang Pick Up, solar, th 97', w.hitam, pjk lns, bdy mls, pairi stering, AC, tape pwr, VR, Hub: 0852.73276641
Escudo th’95 w. merah maroon, barang bagus, mulus, BN, Pjk lunas, Kond. terawat, Hub: 081271809774
Kijang Kapsul PU th’06 w. hitam, BN asli Bangka, VR, AC, Tape, PS, Hub: 081368797955 Pkp
Kijang MB th’94 Full press body, BN, Pjk Lunas, AC, Tapae, VR, PS, Hub: 081271809774
___________________________ 143231
___________________________ 143232
___________________________ 143233
___________________________ 143234
___________________________ 143235
___________________________ 143236
___________________________ 143237
WASPADAI PENIPUAN 183 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
120 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
58 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
Honda Jazz Vtec New Model S th’08/09 hitam, DVD dbl dane, VR, PW, PS, Remote, CL, airbag, km rendah, Hub: 08127170663
Avanza G th’05/06 w. silver met, VR, PW, PS, Remote, C, km rendah, spt baru, Hub: 08127170663
Taft th’93/94 model independent hitam, BN, Tapae, VR, Ban 33 fender, PS, Remote, mulus, Hub: 08127170663
___________________________ 143238
___________________________ 143239
___________________________ 143240
120 JUTA
DP 25 JT/NEGO
132 JT/NEGO
BERTRANSAKSILAH SECARA BIJAKSANA
UNTUK MENGHINDARI HAL-HAL YANG TIDAK DIINGINKAN
176 JT/ NEGO
140 JT/NEGO
95 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
177 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
Xenia Li Family th’04/05 w. silver, tape, VR, PW, PS, Remote, CL, KM rendah, Hub: 08127170663
Ford Ranger Huricane 4x4 hitam, tape, BN, VR, PW, PS, Remote, airbag, km rendah, spt baru, Hub: 08127170663
___________________________ 143241
___________________________ 143242
DP 20 JT/ 2,8 X 22 BLN
Toyota soluna th 02, matic, w.silver, pribadi Hub: 081368168109
APV GX, th 07', w.silver, BN, kondsi bgus, siap pkai. Hub: 0852.67298633
Avanza type G th 06, w.hitam met, mlus,variasi lngkp, VR, special, ban baru, Hub: 0852.42980800
Innova type G thn 06, w.hitam met, pjk lnas, orisinil, kond mls, tgn 1. hub: 085242980800
Kijang LGX Th 03 Agustus Akhir, BN, W. Kuning Gold, Full Variasi 69 Rb Pemakai Hub: 081368589793/0717438204
Atoz th 01, W. Gold, BN Asli Bangka, KM 44 Rb, Mulus, Siap Pakai. Hub : 081995217333 (NO SMS)
Dijual Dump Truck PS120 Power Steering, th’2005 bak 6 kubik, body mulus, Hub: 08127814767
___________________________ 143268
___________________________ 143289
___________________________ 143291
___________________________ 143292
___________________________ 143297
___________________________ 143303
___________________________ 143329
Dijual Toyota Innova Type E th’2005 w. silver met, body mulus, Hub: 08127814767
Dijual Honda Jazz th’2006 w. silver met, body mulus, komplit Hub: 08127814767
Kijang LX Solar th’97/98 w. hijau met, BN, PS, PW, Vr, Kondisi siap pakai, Hub: 08127170663
Dijual Yamaha Mio Soul th’2008w. silver hitam, body mulus, Hub: 08127814767
Toyota Rush , 100% Baru, th 09/10, Garansi Mesin 3Th, kredit sampai 4th. Hub : 081367322522
Dijual Soluna th’2002 w. merah maroon, body mulus, BN, Pjk lunas, Hub: 08127814767
Opel Blezer LT th’00/01 w. biru met, VR, AC, CD, PW, PS, Remote, BN, Hub: 08127170663
___________________________ 143330
___________________________ 143331
___________________________ 143332
___________________________ 143333
___________________________ 143334
___________________________ 143335
___________________________ 143336
77 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
DP 21 JTAN
65 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
DP 30 JTAN
77,5 JT NEGO
80 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
195 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
To y o t a A v a n z a t h . 2010, 1 0 0 % b a r u , G a r a n s i Mesin 3 thn, Kredit 4 tahun. Hub : 081367322522
Terano Grand Road th’96 w. Ungu met, AC, TV, Full Audio, DVD, VR, PW, Hub: (0717) 95889 - 081272523320
Dijual Avanza th’2008 w. biru, kondisi mulus, komplit, siap pakai, Hub: 08127814767
Dijual Yamaha Vixion th’2008 w. abu2, body mulus, Pajak lunas, Hub: 08127814767
Suzuki Baleno th’1997 w. hijau met, VR, AC, Tape, BN, pjk lunas, Hub: 081385899881
Dijual Yamaha Vega R th’2008 w. biru mulus, kondisi siap pakai, Hub: 08127814767
Grand Vitara JLX th’06 w.hitam, AC, PW, VR, DVD, Pjk lunas, Bdy mulus, Hub: (0717) 95889 - 081272523320
___________________________ 143337
___________________________ 143338
___________________________ 143339
___________________________ 143340
___________________________ 143341
___________________________ 143342
___________________________ 143343
Dijual Kijang Pick Up th’2005 w. hitam body mulus, casis mulus, Hub: 08127814767
Kijang LX th’99 w. silver met, AC, Tape, VR, mulus, Hub: (0717) 95889 - 081272523320
Dijual Panther Pick Up th’1997 w. hitam, body/ casis mulus, Hub: 08127814767
To y o ta I n n o v a t h . 0 9 / 1 0 , 1 0 0 % b a r u , G a r a n s i Mesin 3 thn, Kredit 4 tahun. Hub : 081367322522
Xenia Li th’08 w. coklat muda met, AC, Tape, PW, PS, Dijamin oke,Hub: (0717) 95889 - 081272523320
Dijual Kijang mini bus th’1994 body mulus, w. biru, komplit, siap pakai, Hub: 08127814767
Dijual Cpt Bu Kijang Super Th 96, Msn 7K, Mls, Dijamin Tdk Kecewa. Hub 085267707238
___________________________ 143344
___________________________ 143345
___________________________ 143346
____________________________ 143347
___________________________ 143348
___________________________ 143349
___________________________ 143350
DP 29 JTAN
96 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
114 JT NEGO BS TT CASH/CREDIT
52 JT/NEGO
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS
BER NI
11
32 JT/NEGO HRG NEGO
150 JT NEGO
40 JT NEGO
HRG NEGO
42 JT/NEGO
42 JT/NEGO
Audi A4 A/T Triptonik th’98 w. silver met, Full Original, For Serious Buyer only, Hub: 08117177124
Honda Jazz th’2006 Vtec manual, kondisi mulus terawat, komplit, Hub: 081385899881
Mazda BT 50 PU SC 2.5 Turbo th’07 w. silver met, Ban 33”, AC,Tape, Nopol Cantik, original, Hub: 08117170466
Timor 1.5 DOHC Injection th’01 w. hitam solid, mulus, kond.baik, Hub: 08117177124
Taft 4x4 Th 89, W.Hitam, 1 ban 31, AC, dingin, BN, Pjk lns, Body Independent, Hub: 085273276641
Taft th 86, w.hitam, full variasi, sound system, mulus. Hub: 081373373322
Kijang MB Th 92, BN, Pjk lns, W. Merah, VR, BR, Siap pakai Hub: 085267698333
___________________________ 143351
___________________________ 143352
___________________________ 143353
___________________________ 143354
___________________________ 143373
___________________________ 143378
___________________________ 143380
35 JT NEGO
36 JT NEGO BS TT MOTOR
TE
HRG NEGO
RJ
UA
L
3,5 JT NEGO
NEGO
OVER KREDIT
Honda CRV th’2001 w. silver met, full orisinil, plat B, pjk lunas, Hub: 081373558312
Kijang PU th’90 w. merah, BN, Pjk panjang, mulus, siap pakai, Hub: 08127372293
Kijang Super MB th’91 VR w. biru, Tape, siap pakai, Hub: 085268155289
Honda Grand Civic th’91 w. abu2, plat BG, VR, PS, PW, TV Sound Mp4, Jok press, msn trwt, CL, Hub: 081278180596
Honda Grand th’96 mulus, varisai, BN, Pjk lunas, siap pakai, Hub: 08122575355
Honda Civic th 82, modif sport, 2 pintu, hub 081273240670
Mitsubishi Lancer th 95, matic, 22 juta sisa 31x16jt, hub 081273240670
___________________________ 143382
___________________________ 143383
___________________________ 143384
___________________________ 143385
___________________________ 143386
___________________________ 143425
___________________________ 143426
123 JT
DP 28 JT
DP 21 JT/ANGSURAN 3 JT AN/BULAN
13,8 JUTA/BS TT BBK
25 JUTA NEGO, 1,4 JTX8 BLN
109 JUTA NEGO
38 JT/NEGO
Kijang LGX th 2000, 1,8cc, pjk bru, siap pakai, w.silver, bdy klng, CL, remote, tape BN. Hub: 0813.67416305/ 085268377779
Innova Th. 09/10, 100% Baru, Garansi Mesin 3Th, BN Tnp mutasi, kredit 4th. Hub : 081373038880
Avanza Th. 2010, Garansi Mesin 3Th, 100% Baru,BN Tnp mutasi, kredit 4th. Hub : 081373038880
H.Tiger, th 06', vr, BN, pjk lns, konds bgs, siap pkai. hub: 0812.71321529
Over kredit Timor, th 01', vr, pw, ps, AC, w.coklat muda met, CL, remote, tape, . Hub: 0852.67535190
Xenia Xi 1300, th 06', w.silver cream, BN, pemakai, TP. Hub: 0878.22070702 Pkp
Sedan toyota Corona Eksalon Twincam, th 90', w. silver, BN, AC, PW, PS, pjk, lns Hub: 0813.73374663
___________________________ 143427
___________________________ 143428
___________________________ 143430
___________________________ 143441
___________________________ 143443
___________________________ 143446
___________________________ 142987
102 JUTA NEGO
58 JT/NEGO
45 JUTA NEGO/CASH CREDIT
DP RINGAN
DP.21 JUTAAN
DP.30 JUTAAN
DP.33 JUTAAN
LGX, th 99', w.merah met, lengkap, pajak panjang. Hub: 0819.1894 0391
Panther PU th 98, BN, w. biru, bdy klg. Hub : 081278964305 PKP
Feroza th 94', long 5 pintu, w.hijau, AC, tape, vr, ps, pw, interior baru, BN, pjk lns. Hub: 0812.78090250
NEW Avanza (Baru 100% BN) Garansi Resmi Toyota. Hub:0813 7373 2288/0813 7348 9992
NEW Hilux (Baru 100% BN) Garansi Resmi Toyota. Hub:0813 7348 9992/0819 3087 1177
NEW Rush (Baru 100% BN) Garansi Resmi Toyota. Hub:0813 7373 2288/0813 7348 9992
NEW Innova (Baru 100% BN) Garansi Resmi Toyota. Hub:0813 7348 9992/0813 7373 2288
___________________________ 143448
___________________________ 143451
___________________________ 143454
___________________________ 143455
___________________________ 143456
___________________________ 143457
___________________________ 143458
DP.21 JUTAAN
DP.33 JUTAAN
DP.56 JUTAAN
NEGO
NEGO
CASH/KREDIT
52JT/DP/NEGO/1.802.000/16X
New Avanza (baru 100% BN) garansi resmi toyota. Hub:0852 6797 4968/0813 6858 2278
New Innova (baru 100% BN) Garansi Resmi Toyota. Hub:0813 6858 2278/0852 6797 4968
NEW Fortuner (Baru 100% BN) Garansi Resmi Toyota. HUB:0813 7373 2288/0813 7348 9992
Hilux Th 08, KM 18.000, W.silver, full Variasi, BN, Pjk Baru bayar, istimewa, VR18,siap pakai. Hub:085273518393
Avanza 100% Baru atas nama pembeli langsung, Asli Bangka, w.Hitam,Th2010. Hub:081373055337
Kijang super PU,7 K, th 96, Long, w.Biru Mlm, VR13, BN, Pjk Lns, Body Kaleng,siap pakai. Hub:085267894170(Mabet)
Avanza 2010,100% baru, manual & ,langsung BN. Hub:085267553353
___________________________ 143459
___________________________ 143460
___________________________ 143461
___________________________ 143462
___________________________ 143463
___________________________ 143464
___________________________ 143465
HRG NEGO BS CASH/CREDIT
HRG NEGO
BS CASH/CREDIT DP 13 JT NEGO
HRG NEGO BS CASH/CREDIT
Toyota Hilux single Cabin,100% baru,bisa langsung BN. Hub:085267553353
Panther Pick Up th’2004 w. hitam, BN, pjk lunas, kondisi mulus, siap pakai, Hub: 081367941998
Mitsubishi Lancer th’86/87 w. hijau, kondisi siap pakai, Hub: 081367941998
Suzuki Baleno th’97 w. hijau met, mulus, brg terawat, komplit, Hub: 081367941998
Feroza Independent th’98 w. merah silver met, kond. mulus, komplit, brg simpanan, Hub: 081367941998
Suzuki Esteem th’94 w.hijau met, BN, AC, Tape, VR, Body mulus, Hub: 081373489371
Toyota Crown Royal super saloon th’91 A/T w. hitam, mls, AC, PS, PW, tape, electric seat miror, BN, Pjk lns, Hub: 081273177233
___________________________ 143466
___________________________ 143467
___________________________ 143468
___________________________ 143469
___________________________ 143470
___________________________ 143471
___________________________ 143472
CASH/KREDIT
45 JT NEGO
NEGO
48 JT/NEGO
NEGO
Honda Jazz, th 07', w.abu-abu, B, pjk lns, siap pkai. Hub: 0813.68974135
Kijang PU Th 96', w.mrh, kir, pjk hidup, lmpu gren Hub: Butik Murahjaya Jl. A Yani Hp: 0813.67586356
Honda civic th 85', w.merah, VR, AC, Hub: 0852.68585578
Sedan toyota Corona Eksalon Twincam, th 90', w. silver, BN, AC, PW, PS, pjk, lns Hub: 0813.73374663
Suzuki APV th’08 w. hitam, BN asli Bangka, pjk lunas, kond.spt baru, Hub : 0819 2910 0567
Kijang LGX th’03 W. Biru Met, AC Dbl, VR, BR, TV + Soundsystem, Hub : 0819 2910 0567
Honda Grand Nova th’90 akhir w. hijau, brg simpanan, orisinil, komplit, Hub : 0819 2910 0567
___________________________ 143444
___________________________ 143510
___________________________ 143516
___________________________ 142987
____________________________ 000NS
____________________________ 000NS
____________________________ 000NS
Taft GT 4x4 Idependent, W.Abu2 Tua Met, AC, TV, CD, VR, BR, Orisinil. Hub : 0819 2910 0567
Avanza G th’2009 W. Hitam met, km 2000, kondisi spt baru, Hub : 0819 2910 0567
Kijang LGX th’01 akhir, w. Gold, BN, Kondisi komplit/mulus, Hub: 081373596058
New Honda CBR 150 cc 100% di EMA Motor (Smping Titipan Kilat Panex). HUb:0717-7020488 / 0812 717 6649
Toyota Avanza Th 2010, 100% Baru, Lsg BN, Garansi Msn 3 th, Bisa Kredit s/d 4th. Hub : 0813.671.80805 / 0819.2911.3318
Innova New,100% Baru, Langsung BN, Kredit Sampai 4 Tahun Hub:085267553353
Kijang LSX, Th 02, BN, w.Biru Met, AC Double, Asli Bangka, VR, CD Tape, Brng Sprti Br Hub:(Blkng Cocacola)gabek,085268683090
____________________________ 000NS
____________________________ 000NS
___________________________ 000NS
__________________________ 000YNT
__________________________ 0000BA
__________________________ 0000BA
__________________________ 0000BA
38 JT/NEGO
DP 10 JUTA/CASH/CREDIT
DP 21 JTan, ANGS 3 JTan
CASH/NEGO
NEGO/CASH KREDIT
@ NEGO/CASH KREDIT
DP 33 JTan, CICILAN 4 JTan
HRG NEGO/DP 15JT
DP 33 JTan, CICILAN 5 JTan
DP 30 JTan, CICILAN 5 JTan
Panther MB, Th 94, BN, VR, Tape, AC, W.Hijau Met. Pjk Lns, Mulus, Jrng Pakai,Gabek Hub:(Blkng Cocacola)085268683090
Toyota Yaris Th 2010, 100% Baru, Lsg BN, Garansi Msn 3 th, Bisa Kredit s/d 4th. Hub : 0813.671.80805 / 0819.2911.3318
Kijang Super MB, 7K, Th 96, VR, AC, TApe, BN Asli Bangka, Kondisi mls siap pakai Hub:(Blkng Cocacola)gabek, 085268683090
Toyota Innova Th 2010, 100% Baru, Lsg BN, Garansi Msn 3 th, Bisa Kredit s/d 4th. Hub : 0813.671.80805 / 0819.2911.3318
Toyota Rush Th 2010, 100% Baru, Lsg BN, Garansi Msn 3 th, Bisa Kredit s/d 4th. Hub : 0813.671.80805 / 0819.2911.3318
__________________________ 0000BA
__________________________ 0000BA
__________________________ 0000BA
__________________________ 0000BA
__________________________ 0000BA
215JT/NEGO
NEGO
NEGO Di jual rmh, 2KT, 2Km, L.900w, smr bor, lok Jl. Tjng Bunga, Hub: 0813.68380681 ___________________________ 142896
Jl rmh Lok.Taman Tj.Bunga Blok C29, 3KT, 3KM, list 900 W, s.bor. Hub: 0819.29611488 ___________________________ 142897
Property NEGO
135 JT/NEGO/TT MBL
Rmh Lt.120 M2, Lb.9x10, listrik 900w, telp, smur bor, SHM, 4KT, 1KM, lok.Jl.Hormen Madati. Hp.0813.73169960
T
220 JT/NEGO Djual rmh LB. 8 x 22 m2, 3KT, 1KM, 2RT, SHM, l.900w full krmik, pgr kliling, air pam, Lok. Gdg padi PKP. Hub: 0717-7007398 ___________________________ 143071
J ER
UA
L
39 JUTA/NEGO
Jl. Karimata I no.82 Perum air Ruay S.Liat, Lb.190 M2, Lt.239 M2, 4KT, 2KM, 900 W, PAM & smr (2 pompa air), 1 grasi mbl+mtr, SHM.Hub: 0856.91126988
Jual rmh minmls, lok Jl.Binjai dkt SMA Muhammadiyah 2KT, list, bor. Hub : 085273582030/081918940579
___________________________ 143078
___________________________ 143129
Dijual Rumah Lok. Pangkalarang Pk. balam, LT. 10,5x16, List 450W, Bisa msk mobil, Srt Camat. Hub : 085267514110 ___________________________ 143130
___________________________ 143175
Dijual Rumah 2 lntai Lok. Jln Muhidin No. 170 S.liat, list, S. Bor, SHM, 2Kt, lb: 11,5 x 24 Hub: 083175115638
600 JT NEGO
NEGO
NEGO
160 JT/NEGO
200 JUTA NEGO
Lokasi di Desa Balun ijuk merawang, SHM, lstrik, LB. 12 x 20m, 3KT, 2KM, 1 R.mushola, 1 garasi. Hub: 0812.8165932
Dijual rumah+gudang,lt:672m2, pgr keliling, list 3500w, s.bor, lok.air ruai s.liat,Hub: 081368442442
Dijual Rmh, LT 13x40m, 3 KT, 2 KM, L.900w, Telp, S.Bor, Tralis lengkap, SHM, Lok.GANDARIA 2 P.12, Kc.Pedang, Hub:081368440022
Dijual Cepat Rumah lb:8x14m, lt:30x18m, 3kt, 2km, list, pam, mushollah, ruang kel, lok. s.liat, Hub: 081367436567 - 0811717973
1 tempat Strategis LT.16,7 x 40 M (5x40 M), SHM, 2 Kwh 5700W, Sblh Bank Mutiara Jl. Toni Wen/Melintas. Hub : 08127173431 / 424787
Jual rmh Jl.S.Selan Km 4 Gg.Jeruk No.337, Lt.13x37 M, Lb.6x9 M, s.bor, 2KT, Lt keramik, list 900W. Hub: 0819.33321666
___________________________ 143176
___________________________ 143177
___________________________ 143178
___________________________ 143213
___________________________ 143229
Di jual cepat ruko, lok kampung keramat Jl. mentok Hub: 0813.67369505/ 0812.78876999
Di jual rmh/ kantor, LT + 3500m 2 , SHM, pabx, Hub: 0878.82922245
Djual Rmh Bserta Ruko LB 7x23 M, L. Ruko 3x12 M Lok Trak 7 Km dari Pkp Hub: 081273247008
uk tnh 10 x 10 m, 2 kt, 1 RT,1 RT, dapur, KM, smr, TP. Lok: Jl. Pondok Melati, Air Itam PKP. hub. 085268224844
Dijual Cepat Rumah, LB 11x16m, 3 KT, 2 KM, Listrik 4500W, LT 750M 2, Lok.Jl,Terminal Sel.Baru. Hub:081373910464
Rmh (HOOK) Graha Loka A2 No. 1-Lok Strategis LB 114 M 2, LT 202 M 2, List, A Bor Hub: 0817717116/0817717955
Dijual Rumah Lok.Jl.Semabung Baru, Jl. Sahabat Gg. Ratna III, 2KT, Listrik. Hub : 0813 7313 6166
___________________________ 143293
___________________________ 143294
___________________________ 143298
___________________________ 143355
___________________________ 143356
___________________________ 143374
___________________________ 143379
NEGO
45 JT/NEGO
150 JT/NEGO
DIJUAL
DIJUAL
NEGO
___________________________ 143243
DIJUAL
60 JT/NEGO
150 JUTA NEGO
2 M / NEGO
90JT/NEGO
Dijual Rmh Tipe 86, LT. 12x12, Air, Lampu, Sertifikat, Lok. Bukit Merapen. Hub : 081385231988 / 081995363738
Lok. Jln Dok Kapal (Pinisi 4), Pasir Putih, lt: 600m2, lb: 170m2, SHM, list 2200, S.Bor, 3kt, 2km,Telp, jalur walet, Hub: 08127877406
Rmh + Kost an 5 kmr, lt:800m2, list 900w, pam, lok. Singayuda I No. 5E komp. pemda s.liat samp.gdg sepintu sedulang Hub: 085268770809
Jl Rmh lok.dpn SPBU Kp.Jawa Mentok, pnggir jln rya, list 1300 W, a.sumur, 3KT, 1KM, SHM, L.35x75 M. Hub: 0852.68866684
Dijual Cpt Rmh,LT 20x30m, 2KT, 1KM, permanen, srt cmt,Lok.G ,PL Kejora Kp.Dul Pngkln Baru. Hub:081367737439/081373807456
Rumah LT 1000M2, SHM, L.1300W, 5 KT, 2 KM, Kramik, S+Bor, 7 Kmr Kos, Lok. Kp. Jawa S.Liat. Hub : 0852 6868 7116 / 0812 7897 0091
Rmh Baru LT. 14 x 10 m2, 1 KM, 2KT, RT, Gg. Ikhlas kcng pdg, SHM Hub: 0812.7175922/ 08789622432
___________________________ 143381
___________________________ 143388
___________________________ 143387
___________________________ 143445
___________________________ 143473
___________________________ 142809
___________________________ 143508
NEGO
NEGO
___________________________ 143269
175 JT/NEGO
300 JT/NEGO
DIJUAL RUMAH
60 JT/NEGO
Dijual rmh lok timah pasir garam, LT.407M 2, LR. 8 x 15,3, L. 1300W, Hub: 0813.73343315
Dijual rmh LB. 15 x 20 m, L. 900w, smr, 2KT, dpr, 1 R.mkn, Lok strategis dpn Jl Kp. Keramat. Hub: 0717.7020430
Lok. Blkg Pasar S.liat, baru renovasi, 3kt, list, pdam, full kramik, SHM, pgr keliling, Lb: 150m2, Hub: 081373136385
Dijual Cpt Rmh, Permanen, LT 10x11m, Srt Cmt, 2 KT, (50M dari Jl.Raya A.Itam) Lewat Simpg. Psr. Padi PKP, bs msk mobil. Hub : 085267894418
___________________________ 143509
___________________________ 143515
____________________________ 000NS
___________________________ 000BA
Rp. 70.000/7x muat
12
opini
RABU 24 MARET 2010
ADA malam tanggal 24 Maret 1882, Robert Koch, seorang Ilmuwan Jerman mempresentasikan temuannya berupa Mycobacterium Tuberculosis, bakteri penyebab penyakit Tuberkulosis (TB). Malam pada tanggal yang kelak ditetapkan sebagai hari Tuberkulosis sedunia, Robert Koch mengingatkan kita akan ancaman mengerikan dari Tuberkulosis. 128 tahun kemudian, tepatnya 24 Maret 2010, Tuberkulosis masih menjadi masalah kesehatan di banyak negara di dunia. Indonesia sendiri masih berada pada peringkat ke tiga setelah India dan Cina dari 22 negara di dunia dengan jumlah penderita Tuberkulosis terbanyak. Dengan jumlah kasus baru sekitar 534.000 dan jumlah kematian 88.000 pertahun. Tantangan Tuberkulosis terhadap dunia semakin berat dengan meningkatnya kasus HIV/AIDS dan munculnya TB MDR (Multi Drugs Resistance), Tuberkulosis yang telah mengalami kekebalan terhadap obat. Peringatan Hari TB Sedunia tahun ini jatuh pada hari Rabu tanggal 24 Maret 2010, dengan tema global On The Move Againts Tuberculosis, Innovate To Accelerate Action, Tingkatkan Inovasi, Percepat Aksi Melawan Tuberkulosis. Untuk menanggulangi Tuberkulosis perlu kemitraan. Indonesia sudah
BANGKA POS
Hari Tuberkulosis
P
Cegah Tuberkulosis berada pada arah yang tepat dalam pelaksanaan Program Penanggulangan Tuberkulosis. Hal ini telah dibuktikan dengan telah dicapainya target global sejak tahun 2006, yaitu penemuan kasus TB lebih dari 70 persen dan angka kesembuhan lebih dari 85 persen. Namun sampai saat ini Tuberkulosis masih menjadi salah satu penyakit yang menjadi masalah kesehatan di Indonesia. Untuk itu kerjasama semua pihak secara bersama memerangi Tuberkulosis perlu ditingkatkan. Tuberkulosis di Bangka Belitung Masih banyak pekerjaan rumah yang harus kita benahi agar penyakit ini tidak lagi menjadi masalah dan beban bagi kita semua. Tahun 2009 di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung baru ditemukan 953 kasus TB, seharusnya angka penemuan kasus ini adalah 1770 kasus. Artinya kita baru menemukan 54 persen kasus Tuberkulosis dan ini masih jauh dari target global yang telah ditetapkan (lebih dari 70 persen). Hal ini
kita baru menemukan 54 persen kasus Tuberkulosis dan ini masih jauh dari target global yang telah ditetapkan (lebih dari 70 persen). Hal ini berarti masih banyak penderita Tuberkulosis yang belum ditemukan dan diobati, sementara penderita Tuberkulosis masih terus menyumbangkan kuman penyebab penyakit Tuberkulosis berarti masih banyak penderita Tuberkulosis yang belum ditemukan dan diobati, sementara penderita Tuberkulosis masih terus menyumbangkan kuman
iklan kecit
RBARIS 4.400 PE CUKUPDIRp. KA KEK BELITUNG BACA ORANG BANG
penyebab penyakit Tuberkulosis. Ini mengerikan bagi kita semua karena siapapun bisa menderita penyakit Tuberkulosis, bisa kita sendiri, keluarga kita atau anak kita sendiri. Karena itu upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit Tuberkulosis merupakan tanggung jawab bersama antara pemerintah baik lintas sektor maupun lintas program dan masyarakat termasuk sektor swasta. Dengan berbagai tantangan baru yang ada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung saat ini terutama dampak epidemi HIV/AIDS mengharuskan semua pihak bergerak lebih cepat dan inovatif dengan memperkuat jejaring pelayanan bagi penderita Tuberkulosis dengan semangat kemitraan baik dengan berbagai sektor pemerintah, swasta maupun lembaga masyarakat yang ada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Untuk semua profesional/penyedia pelayanan kesehatan, agar memberikan pelayanan dan penyembuhan penyakit
Oleh : Evalusi Staf Subdin P2PL Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
Tuberkulosis yang berkualitas. Untuk semua wilayah dan Kabupaten/Kota, agar melaksanakan secara penuh kegiatan-kegiatan dalam perencanaan, serta menggerakkan sumber daya yang cukup guna mewujudkannya, untuk masyarakat dan kelompok masyarakat agar dapat mencari akses terhadap pelayanan Tuberkulosis yang berkualitas dan dapat mendorong penderita Tuberkulosis melakukan pemeriksaan dan pengobatan sampai tuntas sehingga dapat memutuskan rantai penularan Tuberkulosis, dan yang paling penting kepada para advokator agar dapat memperjuangkan Tuberkulosis sehingga mendapatkan investasi dalam perencanaannya. Dengan demikian akan banyak keluarga kita yang terselamatkan dari penyakit Tuberkulosis. Harapan kita penyakit ini di negeri serumpun sebalai bukan lagi menjadi masalah kesehatan di masa yang akan datang, sehingga apa yang menjadi tujuan dan cita-cita Provinsi Kepulauan Bangka Belitung untuk mensejahterakan masyarakat akan terwujud sesuai dengan Visi Bangka Belitung Sehat 2010. Marilah bersama-sama kita peduli dan tingkatkan lagi rasa kepedulian kita terhadap penyakit Tuberkulosis sehingga keluarga kita dapat terselamatkan.
Hubungi Bagian Iklan Kami : PANGKALPINANG : HERU, NASKAH, WIWIK, TITIN atau Costumer Service Center Bangka Pos Telp. (0717) 437084 (Hunting). Fax. (0717) 437082 sampai pukul 16.00 WIB BELITUNG : FATIMAH ; Telp. (0719) 21033 sampai pukul 16.00 WIB
Efektif, Efisien & Cepat
* IKLAN ANDA
ELEKTRONIK
PULSA
BOR AIR
KOMPUTER
AIR CONDITIONER
Dicari agen pls electric, mdl 50Rb, S20-
BANGKA BOR Mnrm smr bor pk msn pipa dndng 4". Hub : Ibu Susi/S Jl. Nilam II No.
KOMPUTER
BPJ
AIR CONDITIONER (AC) SPECIALIST SALES & SERVICE
Kami Melayani : 3 Penjualan & Pengadaan AC semua tipe, SPLIT, S TA N D I N G F L O O R , C A S S E T E , M e r k PANASONIC, SHARP, TCL, CHANGHONG, GENERAL, LG, HAIER. 3 INSTALASI AC Standart kualitas terjamin 3 Maintenance dan Service AC SERVICE CUCI AC HANYA RP. 40.000
Ruko Graha Cakra Kencana Blok E eks Gudang Itam Sungailiat Telp (0717) 95009 HP. 081373204269 TEKNISI HANDAL TERPERCAYA
___________________________ 140228
____________________________ 142048
FORMULA FUJICOOL
Happy Kids Entertainment
___________________________ 141566
Aneka Badut & Hiburan Siap memeriahkan Acara !
HANDPHONE ____________________________ 142202
BENGKEL LAS
Komputer, Suku Cadang, Perlengkapan Hub: Jl. A. Rasidi Hamzah (Simp. SD
HANDPHONE
Layanan Penjualan & Service :
____________________________ 141423
Jl. Jend. Sudirman No. 68 (Depan Toko Kartini/AA Bakery) Pangkalpinang HP. 08127179593 - 08127179989
Bengkel Las HENDRIK : Menerima Pesanan : Folding Gate, Pagar, Teralis, Canopy, dll. Hub : 08127170874/435423 ____________________________ 141570
___________________________ 142879
Bengkel Las “ICHA "Specialis bikin minanan utk TK, juga mengerjakan Tralis, pagar, canopi, roling dor folding gate, dll. Hub : Caca HP. 081278559555/08127381635
12 Bukit Intan), Tlp/ Fax 0717- 438785,
Menyalurkan: : Babysitter : Pembantu Rumah Tangga
7000250, 7016191 ____________________________ 143149
CV. FAJAR COMPUTER
, Jl
mentok KM 5 Perumnas Kace ____________________________ 141226
BENGKEL LAS TEKNOLOGI Mnrima Psnn: Tralis,pgr, Canopy, Polding Gate,Rolling Door, Msn Pres Batako/ ConBlock,Pintu Gerbang Otmatis,instlsi lstrk arus kuat, bs kredit. Hub: Syaiful 081373682728 ____________________________ 142375 HANDPHONE ACCESSORIES
YES CELLULAR
Specialist Grosir Accessories & Spareparts Jl. Jend. Sudirman No. 64 Telp. (0717) 7000818 Pangkalpinang - Babel
ACER AO532
FIX Cell
Grosir Accesories Handphone
___________________________ 142050
FORSA MULAI dari 2,8 JT TOSHIBA MULAI dari 4 JT
Pangkalpinang : - Jl. Soekarno Hatta No. 30 Km 3,5 Pangkalpinang Telp. (0717) 7030559, 081929022824 Sungailiat : - Jl. Singayudha I No.34 (Dpn Masjid Agung S.Liat)
Menerima Pendaftaran Agen Pulsa Elektrik Master Downline Harga sewaktu waktu berubah untuk konfirmasi silahkan hub kami Powered by Telkomsel BlackBerry®
website : www.fix-cell.com, email : fix_cellular@yahoo.com
BOR AIR JAYA BOR Terima bor air 4 ins/6 ins submersible & bor anti petir, pakai mesin. Hub : Ahok ✆ 423221, 081368997000 Pkp. DIJAMIN TIDAK BUNTU ____________________________ 142399
___________________________ 142470
Menerima pembelian Hp berbagai Merk dengan cara kredit syarat mudah cukup fotokopi KTP dan KK, proses cepat harga Hp mulai 750 rb dan angsuran mulai 30 rb-an
Hubungi :
GRAHA CELLULAR melalui
Ruko Mitra Usaha (Sebelum Warung Kopi Tung Tau) Jl. Jendral Sudirman No.4 Sungailiat - Bangka Hubungi : 0812-717-5200
___________________________ 142830
PULSA
HIKMAH BOR, Terima Bor, Pipa Dinding 1,5 / 2.5", Service Bor/Arde. Hub: 081367386463 / 085268218560 ____________________________ 142624
Hub: (0717) 432463/HP. 085267131406 ___________________________ 142204
Mustika Laundry
Menerima Pemasangan Warnet
LGX,LSX kapsul. Sedia sopir. Hub :
___________________________ 140465
PAKET PROMO
Termurah Senilai
CASH CREDIT
Rp 2.850.000
___________________________ 143018
OBAT HERBAL
1 3 5 7
Jl. Depati Hamzah No. 408 RT.09 RW.02 Depan Simpang SMEA PGRI kel. Semabung Lama Telp. (0717) 7010788/ 7010799/ 436232 Pangkalpinang - Bangka
Garansi Resmi
Toshiba Core2 Duo + Modem
Jl. Pegadaian No.10 Pangkalpinang
&432128 421265
____________________________ 141224 ___________________________ 142732
Alfaiz Herbal Jual : Habbatusauda, m.zaitun, sr kurma, teh rosela, rt langsing, air zam-zam,gamat emas, dll, mlyni eceran & grosir. Hub: 08127887030/081373981119 ___________________________ 142745
0811717932, 081367002687. Girimaya Pkp
K A C A M ATA & S O F T L E N S P r o m o beli kcmt uangnya dikmblkn 100%. Agta Askes+cash 200rb. Hub : AKUR OPTIK Telp. 438048 Buktikan
TOP SERVICE
OMEGA COMPUTER "Computer, Notebook, Peripheral" Sales And service
F & F PARTY Fasilitas Special Fasilitas - Fun MC & Sound System - Tenda Party & Kursi - Badut - Back Drop & Dekorasi - Ballons Gate - Magic Baloons - Undangan & Topi - Souvernir ultah & games - Stick Ballons
- MC, Badut & Sound Sistem - Pinata - Tenda Party - Fun Kursi - Baloons Gate - Badut 1 Karekter
- Intel Pentium 4 + LCD + Printer Canon Infus - Intel Dual Core + LCD + Printer Canon Infus - Accer 10 Inch + Printer Canon Infus - Accer 14 Inch Dual Core+ Printer Infus
Rp. 3.650.000 Rp. 3.850.000 Rp. 4.300.000 Rp. 5.650.000
* Perbaikan Segala Jenis Notebook * Penjualan Tunai dan Kredit * Pelayanan Antar ke Tempat Jl. Jend. Sudirman No. 83 (50 Meter samping BNI Pk.Pinang) Telp. 0717 - 423235, 7024999, 0813.7387.7988 Fax. 0717-435305
___________________________ 141518 WELL'S COMPUTER CENTRE & CELLULAR MENYEDIAKAN : * HANDPHONE BARU & 2ND * PC RAKITAN & BUILD UP * NOTE BOOK ALL TYPE * AKSESORIS & ALAT KOMPUTER * PRINTER ALL TYPE, SPEAKER * MODEM, CARTRIDGE ORI, DLL
JL. MASJID JAMIK NO 49 (SEBELAH APOTIK MEDIA) TELP: 0717 424596 HP. 08127178108
____________________________ 142214
KOMPUTER KLINIK
Menerima bikin : Batu prasasti (batu peresmian), batu bongpay (sakpi kubur), batu nisan. HUB : Asan Jl. Soekarno Hatta Gg Satam VII No. 18 Pkp ✆ 423564,7000896 HP.
BERGARANSI
Sales, Service, Networking
Jl. Semabung lama No.392 Pangkalpinang. e-mail: megakom_pangkalpinang.com
PAKET KOMPUTER BARU MULAI 3JT-AN TOSHIBA 6JT-AN, COMPAQ 12" 7JT-AN LAPTOP ACER MULAI 3JT-AN, READY STOCK! INFO : 085273420688 - 081949022000
08127329963, 081377997733 ___________________________ 142219
____________________________ 142212
PENGOBATAN Perbesar Alat Vital Permanen Tanpa Efek Samping Hub: 085273950166 Jika tdk brhsil, uang kembali PIJAT-URUT TERAPI URAT SYARAF Pegal, Patah Tulang, Mc.pykit, Lulur Mbak Muslimah (ktrunan) 081377697069
PENJUALAN, PERBAIKAN, PERAWATAN, SUKU CADANG & ACCESSORIES Rp. 3.600.000 ACER Aspire One 532h Intel Atom N450/1Gb/160Gb/10.1" Rp. 4.900.000 ACER 4732z Intel Dual Core T4300/1Gb/250Gb/14" Rp. 4.650.000 ACER E-Machinces D725 Intel Dual Core T4400/1Gb/250Gb/14" Rp. 7.650.000 ACER Ferrari F200 AMD Athlon Turion/2Gb/320Gb/11.1"/Win7 Rp. 7.600.000 ACER Timeline 3810T Core 2 Solo/4Gb/500Gb/13.1"/Vista TOSHIBA L305-S5968 Intel Dual Core 2.1Ghz/3Gb/320Gb/15.4"/Vista Rp. 6.200.000 Rp. 5.700.000 COMPAQ CQ510 Intel C2D T5870/1Gb/250Gb/14.1" Rp. 475.000 Modem 7.2Mbps Rp. 375.000 Modem 3.6Mbps
Mau Garansi RESMI LAPTOP
TV CC Camera CCTV
LEBIH MURAH,
L
dari Toko Lain & ENGKAP BISA KREDIT WILAYAH PANGKALPINANG, SUNGAILIAT. KOBA, MENTOK, BELINYU KHUSUS KOLEKTIF
Jl. Pasar Atas (Eks Pasar Buah Lama) No. 4 Sungailiat 0717 96122/7005800 (No SMS) NB : Tidak ada Cabang Pangkalpinang
___________________________ 142153
PROGRAM KOMPUTER TERUJI. Sistem Inventory/Stok Barang. Barcode, Kasir. Cocok utk Toko, Minimarket, Grosir, Restaurant, dll. Hub : 081367792137 ___________________________ 142661
REFILL TINTA
Jl. Depati Hamzah No.731 (Semabung Lama) Tlp. 4256433, 7008842 0813 6760 6985, 0812 7344 272 Pangkalpinang - Bangka
✆
Jaya Elektro Service, panggilan cpt, msn cuci, p. air, diesel gensetAC, kulkas, TV, ____________________________ 142561
dengan
Dijamin Lebih Akurat
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060 HP. 0819 1298 8882
___________________________ 141232
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
- SPOORING 3D VIDEO - Tune Up - Balancing - Nitrogen - Audio - Velg & Ban - Alarm - Interior - Ganti Oli - Meguiar's Auto Salon
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060 HP. 0819 1298 8882
___________________________ 141234
RENTAL ALAT BERAT Rental Alat Berat Excavator, cobelco. Hubungi : 0819 490 649 45 ___________________________ 143357
RENTAL MOTOR Dian Rana” Jupiter MX, Mio Soul, Vega R New, Vario.Hub : ✆ 421372/08127883566 ____________________________ 143014
"VINA", Yptr MX, Mio, New Vega R, Revo, Yptr Z,Hub:085273874481
“ENDY” Hub. 081929079888, 085268189888 Pkp ___________________________ 141576
SEDOT WC (0717) 422026 Jl. Sriwijaya/RRI Pkp
SPOORING VIDEO 3 DIMENSI
Jl. Kapt. S. Arief (Kp. Tengah) No. 3 Rtl. Motor.
____________________________ 121883
RENTAL MOBIL
Supplier Acer, Dell, HP, Lenovo, Axioo
n COMPUTER n NOTEBOOK n LABORATORIUM BAHASA SD, SMP, SMA n Baterai & Adaptor Notebook, Printer
Xenia, Avanza/jam/hari. Hub : Evi HP
PROMO, HOT , NEW & READY STOCK :
____________________________ 143153
-
Lenovo Thinkpad Core2Duo Acer 4736 Core2Duo Acer 4732z DualCore Toshiba NB205 Acer AspireOne 751h 11" Acer Aspire One 532h 10" HP Mini 210
Rp. 5.900.000 Rp. 5.900.000 Rp. 4.900.000 Rp. 4.100.000 Rp. 3.800.000 Rp. 3.200.000 Rp. 3.200.000
Jl. Soekarno - Hatta No.8 (Samping Iwanata) Pangkalpinang Telp.0717-4256637-42
____________________________ 142606
email iklan : login_berni@yahoo.com
Rental
menyediakan,
Avanza,xenia 230rb/hr,25rb/jam Hub: 081271175511,081373915268 Pkp ____________________________ 143147
Yudi Rental K LGX, Innova, Avanza,
Riky : 085267477222/081377556777 ____________________________ 141242
Sinar Buana Rental Avanza,xenia,Apv, pick up, hr/mnggn/ bulanan.hub. (0717) 423586, HP 081395254902 S.liat/ Pkp ____________________________ 142826
____________________________ 141240
___________________________ 142417
WC anda penuh ? hub : Agk Tinja
____________________________ 142691
MELAYANI GROSIR & ECERAN MURAH SETIAP SAAT !!!
___________________________ 141210
MEGAKOM Computer & Notebook
Hub: 085268780025
HARGA PROMO !!!
___________________________ 142968
ORGANIZER
40 Galio MR-2 Th 06 eks jepang
OTOMOTIF
Telp. 0717-94755 Fax. 0717-94994
____________________________ 141818
Type PC
___________________________ 143104
ACER 4736Z (HARGA PASTI MURAH) No.7 Sungailiat *TERIMA REFILL TONER
Djual PC 40 MR Mini
berminat hub: 08127175676
Ruko Permata Indah (Depan Kantor Timah/ Bank Century)
Tersedia
Wirama
dll. Sedia Supir, Pkp. Hubungi : Yudi /
DIJUAL ALAT BERAT
kond siap pakai, hrga nego. Yg
* Semua barang garansi 1 tahun (Dengan kondisi tertentu)
Merk & Kualitas Terjamin
OPTICAL
___________________________ 143519
Dijual PC mini komatsu MR-X th 2004,
GREENLAND KOMPUTER PROMO...... NOTE BOOK HP MINI
DICARI MOTOR Di cari Motor Kawasaki Ninja R 150 Th 97-00 Hub: 087870001366
COMPUTER
Tersedia Berbagai Merk Laptop
SERVICE
____________________________ 141572
SET
Disc Brake
ACER Rp 3.150.000
dll. Jauh dkt kami dtg. Hub : 085267419110 ___________________________ 141471
Kjg INNOVA, AVANZA, XENIA, kjg
Jl. Jenderal Sudirman No.118 A Pangkalpinang, Telp. (0717) 431910
PROMO LAGI
___________________________ 143207
RUKO GRAHA LOKA Blok E2 no.6 SELINDUNG LAMA - PANGKAL PINANG Atau Agen – agen WS Tronik terdekat di kota Anda
HP
____________________________ 142741
____________________________ 142747
___________________________ 142155
CABANG : - Jl. Jenderal Sudirman (sebelah AA Bakery) - Jl. Semabung Lama Depan Warung Jogja PKP
Hub: 0813.72676510/0813.73734059
Hubungi kami sekarang juga di: 08127105615 717 4212 / 0819 29 344 123 HP: 0812
Rajawali Perkasa Motor
____________________________ 142552
Xenia, Perjam / perhari Hub: Arif. 08127822111, 0852.67916897
(0717) 423020 / HP. 085267555316
Telp. 0717 - 435319/08117175159
LAUNDRY
- Baju Kiloan - Karpet - Sofa - Spring Bed - Boneka - dll
Jl.Karimata 4 No.349 Air Ruay S.Liat.
Modal MURAH, Stock LENGKAP & AMAN, 24jam/hari with standby costumer service
ASESORIES MOTOR
____________________________ 142401
Anugrah Rental, Avanza ‘08, Xenia Xi'07, kjg kpsl . Hrg 240 rb/hr. Hub Anugrah 081274085005
Kuda, Avanza, Xenia, Kijang Hub: “Ortega”
____________________________ 141230
Jl. Sungai Selan KM.4 Gg.Bandes No. 46 Pkp
WC anda penuh? Hub: Simon Tinja
Pendaftaran GRATIS, Lancar, Bisa transaksi melalui YM
___________________________ 143449
____________________________ 142217
Avanza, Kuda, PU, MB L300, Bus utk wisata. Hub:433016/085268940400 (Ros)
____________________________ 142834
____________________________ 141187
Menerima pendaftaran agen/reseller PULSA ELEKTRIK
Jual brg mewah second kondisi 98%. Dus lgkp dgn hrga miring/ murah: jam tngan EBEL Classic Diamond, korek gas+pena ST.DUPONT & MontBlanc dijamin asli. Hub: 0813.908160260818.08858010
Pusat Perlengkapan Motor Berkualitas !!!
MELAYANI PENGADAAN DINAS / SEKOLAH
____________________________ 142474
RUDI BOR, pipa dinding 3"/ 2 1/2”/ 2”/1 1/2” & Terima Service Bor & Arde
___________________________ 141238
KANTOR : Jend. Sudirman (sebelah COLOMBUS turun 50 m dr Puncak) S.LIAT % 0852-734-55991
____________________________ 143063
MARI BOR Menerima Bor Zet Pam 1pakai mesin. HUB: M. Teguh Arsyad Jl. Parit Lalang No. 03 ✆ 421260, 081367223248 PKP
Sungailiat - Pangkalpinang
Alamat : Jl Pegadaian No. 2 Pangkalpinang Telp. (0717) 422022 Fax. (0717) 421726 (Sebelah DUTA MAKMUR FASHION)
PENTIUM 4 2,5 JT DUAL CORE 3 JT
LBH DR 300 LANGGANAN TETAP (TDK ADA CABANG DI P.PINANG)
LAUNDRY
PEMAHAT ____________________________ 142042
Cash & Credit
Xenia Xi’08 VVTi (dpn TK.Min Sumberjo. Hp.081278780119
3,3 JT
www.megakom-pangkalpinang.com
FC
& Cicilan BCA
RENTAL MOBIL
ACCESORIES
INTEL ATOM, HDD 160GB, DDR 1GB, WiFI, BLUETOOTH, CAMERA, LAYAR 10 , WINDOWS 7 (MERAH / BIRU)
___________________________ 140521
___________________________ 142832
Dan Menyediakan Merk Lainnya
PROMO HARGA GROSIR JUAL ECERAN
PT. CITRAKARTINI MANDIRI Jl. Koba KM 5 masuk simpang Kp Dul Depan Kantor Lurah Kel. Dul Hub: 081918916106, 087878591199
Contact Person : Yuni/Rurie 081273044007/085268703799 Alamat: Jl. Permata I No.377 Semabung Baru (Pabrik City)
Kalau bukan Wellcomm, pasti aksesoris biasa!
ASIA TECH COMPUTER MASTER DEALER ACER MASTER DEALER XL-UNLIMITED
AGEN LAPTOP / KOMPUTER
Antar Jemput Dalam Kota Pangkalpinang (GRATIS)
Aci teralis terima pesanan : pagar, rooling gate, stainless, canopy, dll. Bs diangsur. hub : 08127345340
___________________________ 141827
JASA
Menyediakan berbagai macam paket Ultah Anak-anak, Hiburan Khitanan,dll Alamat : Jl. A. Yani Pkp Hp : 081373020997
BANGKA CELLULAR
Melayani Penjualan & Perbaikan
BADUT Sedia perlengkapan ultah & bahan kue trm psnn kue ultah anak, dws, umum. Bforst, aneka brwnes, kue 2 untk pst dll. bs krjsm dg bday org a n i z e r. J l . Yo s S u d a r s o 3 9 p k l blm & kios no 4 psr rmpt pkl blm Hp: 0812.7176010/ 421422
Jl.Imam Bonjol No.3 Sungailiat - Bangka Telp.(0717) 94887, 95761 Fax. (0717) 95761
SERVICE
___________________________ 142686
JASA
____________________________ 143070
B e r g a r a n s i
PAKUWON TEKNIK
653. HP. 08127803214, 08127803234
OTOMOTIF
J
19400. Hub : 08194883747, 423223
CV. BAHANA PRATAMA JAYA
KOMPUTER
RENTAL MOBIL: AVANZA/INNOVA (unit baru) per jam/hrn/bln bs dgn supir Hub: 087896250878/081278560170 ____________________________ 141823
RENTAL ALVIN APV X ‘08, Innova G, Avanza ‘09. Hub: 081271943111 081271298993 - ✆ 92571 ____________________________ 142828
Menumbing rntal mobil, 250rb/nego, all new car, Avanza, Innova, APV, hr/bln/ thn. Hub: 08117173526, 08127885460, 081373699434 Air Itam - Pkp ____________________________ 141483
Rental Xenia, Avanza, Kijang LGX, Innova, perjam/hari. Hub: 0819. 95209036 Pkp ____________________________ 143397
RENTAL BEBEN : Innova G New, Terios, Xenia, APV, hari/minggu/bulan. Hub : 0812 7174586/08127178446 S.liat-Pkp ____________________________ 143287
Rental/ Carter mobil Pick Up, angkot barang, kijang kapsul, perhari/ jam Hub: 0878.96218449/ 0852.68595234 ____________________________ 143511
MADA RENTAL ANTAR DITEMPAT
HUB : MADA/UKE (0717) 422242, 08127170822, 081367550202 Menyewakan :
New Innova, Avanza, APV, Kijang, dll Jl. Adyaksa Sebelum Kantor KPKN No. 37 Pkp/ Komplek Bandara Depati Amir No. 25 F Pkp
____________________________ 141189
REKA Rent a Car
Menyewakan INNOVA, KUDA, AVANZA, XENIA, TERRANO, KIJANG, APV, LUXIO DLL
0717 433327 0717 424037 Cv. Rekadita Pratama Gedung Reka Jl. Kenangan No. 130 (Gedung Nasional) Pkp
____________________________ 141222
081367088565, 081367775873 S.liat ____________________________ 142528
Avanza, Xenia, Kijang perhari/ minggu. hub : Ibu Yuni 081367304569/08127833043 S.liat
SERVICE KOMPUTER
____________________________ 143145
____________________________ 141652
Kijang Kapsul lkp, APV, Avanza Per Jam/Hari/mg. Hub : & 93589/ 08127173088 (Rental Ifai Mandiri)
Panggilan cpt, install, internet warnet, games, slmtkn dta privat CPU, lptop, print, Hub: 0819.18966692
RENTAL MOBIL MAMBO 12 S.liat:Kijang, APV, AVANZA, Hub: Arifin HP. 085267485020
____________________________ 143300
____________________________ 141214
Service,privat,kursus,install komptr,Rp50rb.Hp.081367368027
____________________________ 143195
BALAI OTO Rent a Car
Jl. Balai No. 21/ Jl. KH. Hasan Basri S Kel. Genas, T. Sari Pangkalpinang
Telp. (0717) 424833, 436811, 08127170430 Innova, Avanza, Xenia, Apv, Kijang Kapsul ____________________________ 142881
hotline
BANGKA POS
UN yang Jujur KEPADA YTH Pihak yang terkait: Mohon pelaksanaan UAN kali ini mulai tingkat SD - SLTA khusus pengawas ujian agar tidak membantu anak (memberi jawaban) dalam mengerjakan soal2 dengan alasan apapun.. agar nilainya nanti dapat dipertanggung jawabkan pada jenjang yang lebih tinggi,terimakasih. Peduli Pendidikan 081995312***
hotline PADA 2010 ini model soal UN terdiri dari dua model, yaitu berdasar nomor genap dan nomor ganjil. Dengan demikian peserta UN yang bernomor ujian genap akan menerima soal ujian yang berbeda dengan peserta ujian yang bernomor ujian ganjil. Tujuannya, untuk memperkecil adanya kerja sama antarpeserta ujian. Namun saya menilai cara seperti itu masih bisa membuka peluang kerjasama dan masih memungkinkan adanya kebocoran soal. Kebocoran sangat dimungkinkan karena model soal ujian yang secara nasional sama. Artinya, soal nomor satu hingga terakhir sama. Mohon dicatat, kebocoran soal UN ada yang dipublikasikan. Tetapi, ada juga yang tidak dipublikasikan atau ditutup-tutupi karena menyangkut nama baik kepala daerah atau pejabat yang berkecimpung di bidang pendidikan yang bersangkutan. Saya mengusulkan agar soal UN dibuat dalam 26 versi tiap soal. Misalnya, ada soal ujian versi A sampai dengan versi Y. Tiap soal ujian mempunyai kode soal ujian (KSU). Misalnya soal ujian matematika MAT. Untuk MAT versi A kodenya MAT-A, MAT versi B kodenya MAT-B dan seterusnya sampat MAT-Z. Semua versi harus berbeda, tetapi mempunyai tingkat kesulitan dan kemudahan yang setara. Tiap lembar soal MAT-pun harus memiliki nomor urut lembar cetak (NULC) yang dibuat secara otomatis oleh pihak percetakan. Misalnya:MAT-000.001 dan seterusnya. Hal ini untuk memudahkan pengawasan terhadap distribusi soal-soal ujian. Tentu, pada saat mengerjakan tiap siswa harus menuliskan nomor ujian dan nomor induk siswa nasional (NISN) kalau sudah ada. Dengan adanya 26 versi soal ujian tiap matapelajaran, maka sangat kecil kemungkinan kebocoran soal ujian di UN. Dengan adanya kemajuan teknologi informasi (TI) terutama sistem komputerisasi, maka tidak ada alasan untuk tidak membuat soal UN 26 versi sebab Indonesia telah memiliki ribuan tenaga ahli TI.
083175095*** KEPADA YTH Bapak Bubernur Babel cemane pak,duit gule kopi lah dak de agik.gaji kami yg honor ni dak de aben naik e.PNS naek terus gaji kek tunjangan e.
081929197***
KAMI setuju dgn isi sms 081930873*** pd tgl 22 kemarin, Tolong tertibkan kota Mentok dr pekat2 yang telah merusak Iman masyarakat
KEPADA YTH Pengurus Ps. Bangka kapan sih persiapan Divisi 1 kalau dak mampu ngapain, ikut haornar, suratin dan Divisi 3.
081368587***
081368527***
KEPADA YTh Bapak Polantas Bangka Barat, jangan urus razia saja, tapi tolong urus juga parkir mobil di semberang tempat seperti jalan pasar parit tiga Jebus, ada mobil pik up plat B 9714 parkir mati
KENAPA dana bantuan dinas sosial di alihkan ke dinas kesra, emang e masyarakat di babel udah makmur bos.. Jaya bangka pos
Hariyanto Imadha BSD Nusaloka Blok S-1/11 Tangerang
085789843***
RENTAL MOBIL
LOWONGAN KERJA
13
Usut SMS Jawaban UN
Penyempurnaan Soal Ujian Nasional
berbulan-bulan di atas jembatan sangat berbahaya bagi pengguna jalan, tolong ditindak sebelum makan korban.
RABU 24 MARET 2010
ALUMINIUM
UJIAN Nasional di Bangka Belitung tahun ini kembali diliputi kabar tak sedap. Sehari sebelum ujian dilaksanakan, sejumlah pelajar peserta UN di Pangkalpinang mendapatkan kiriman SMS berisi kunci jawaban UN. Meski belum dipastikan keberanan tentang isi SMS tersebut, namun secara psikologis hal ini sedikit banyak berpengaruh terhadap para peserta UN. Boleh jadi, setelah mendapat kirimam SMS dari orang yang tak bertanggung jawab itu, para siswa menjadi malas belajar karena merasa sudah menemukan jawaban atas soal-soal yang akan mereka hadapi keesokan harinya. Padahal isi SMS itu belum tentu benar. Ini lah yang kita khawatirkan. Jika itu yang terjadi, alamat para siswa tersebut bakal tak lulus sangat mungkin. Apalagi bila para siswa tak ada persiapan samasekali. Adalah pihak terkait untuk menelusuri dari mana dan siap pengirim SMS berisi jawaban UN tersebut. Langkah pertama yang mungkin bisa dilakukan adalah mengamankan handphone para siswa yang mendapat kiriman jawaban UN. Ini penting untuk mengetahui isi jawaban UN yang dikirim pelaku. Dari sinilah nanti bisa ditelusuri ada tidaknya unsur kecurangan pelaksanaan UN di daerah ini. Jika ternyata isi jawaban UN yang dikirim tersebut benar atau sama dengan kunci jawaban UN yang seharusnya dirahasiakan, berarti telah terjadi kebocoran soal UN. Pihak pengawas atau pihak terkait seyogianya tak menutup temuan kasus kecurangan UN bila memang itu memenuhi unsur pelanggaran. Langkah selanjutnya menjadi tugas kepolisian untuk mengusut temuan pelanggaran tersebut, apakah ada unsur pelanggaran pidana atau tidak. Upaya menemukan pelaku yang mengirim SMS tersebut akan sangat membantu untuk mengurai kasus ini. Jika nanti memenuhi unsur pidana, maka selayaknya pelaku mendapat ganjaran hukuman setimpal dengan perbuatannya. Karena perbuatan
ASPAL
pelaku tidak hanya merugikan peserta UN lainnya, tetapi lebih jauh mencoreng dunia pendidikan di negeri ini. Kita masih ingat kasus beredarnya jawaban UN saat ujian sedang berlangsung di salah satu SMA swasta di Sungailiat, tahun lalu. Tidak jelas sanksi pidana terhadap dua oknum guru yang diduga terlibat memberikan jawaban UN tersebut. Padahal jelas-jelas perbuatan keduanya bertentangan dengan hakikat dan tujuan pelaksanaan UN itu sendiri. Kita yang menginginkan UN berlangsung jujur tanpa ada kecurangan tentu sangat berharap ketidakjelasan sanksi itu tidak terjadi pada kasus kecurangan UN lainnya. Apalagi Mendiknas hingga pejabat dinas di daerah dalam beberapa kesempatan menjelang UN, berani menjamin soal UN tak akan bocor. Oleh sebab itu, dinas terkait dan pihak berwenang jangan tinggal diam terhadap beredarnya SMS jawaban UN di kalangan siswa, serta praktik-praktik curang lainnya. Sebab, bukan hal yang sulit bagi oknum tak bertanggung jawab untuk berbuat curang dengan membocorkan atau memberikan jawaban UN kepada siswa. Apalagi jika proses panjang mulai dari pembuatan soal, pencetakan dan pendistribusian soal hingga sampai ke tangan siswa peserta UN, tak aman dari kemungkinan terjadinya kecurangan. Sisi lain, agar UN kali ini dan tahun-tahun berikutnya berjalan fair, pengawas dan aparat kepolisian yang bertugas mengamankan jalannya UN, mesti memperketat pengawasan UN di sekolah-sekolah guna menghindari kecurangan. Pihak sekolah maupun peserta UN tak harus alergi dengan sikap pengawas yang over protektif mengawasi jalannya UN, sebab hal itu sudah menjadi komitmen pemerintah dan kita bersama untuk menghindari praktik curang dalam pelaksanaan UN. Selamat berjuang dengan jujur!
DANA TUNAI
MINUMAN
TRAVEL & AGEN
BUTUH DANA SEGAR ?!
Minuman yang Hyginies Drinking Water
Dbthkn sgra pelayan Rumah Makan,
BAKAS RENTAL
- Pick Up : Hilux, L.200, Kijang Kapsul - Jazz - Yaris - Innova
us, AC, Mul Nyaman
pria & wanita, diutamakn yg brpglmn, gaji, bonus, lmrn diantar lgsg ke Jl.Jend.Sudirman No.86 S.Liat Ruko Setia Budi atau hub: 085268801212 ____________________________ 143259
Hubungi : 0852 7396 9999 0819 95445 999
Dbthhkn
Operator
Bubut
yang
brpngalaman datang langsung ke Jl. S. Selan No 28 Gang Rumbia II Kp.
___________________________ 142749
AC 88
Dbthkn teknisi komputer, brpglmn, antar lmrn ke Z-Tech Computer jl.Depati
SPECIALIST AC MOBIL & RUMAH
SEDIA : SPARE PARTS AC MOBIL & RUMAH Specialist Service : Perbaikan Compresor, Blower, Vacum, Isi Freon R 134a + R12a Isi Olie R 134a + R12a, pasang Baru & pasang Second Sedia Spare Parts AC Denso & Sanden semua merk mobil.
BERGARANSI
Jl. Soekarno - Hatta (jalan Koba) No. 37/38 Pangkalpinang - BABEL Telp. 0717 - 424756/081273095899 ___________________________ 142554
Hamzah
No.408
Rt
09/02
(dpn
Alamat : Jl Air Anyir deket tepekong Sebelah kanan tembok batako Hp. 081367498881/081949064978
____________________________ 142210
simp.SEMA PGRI) Semabung lama ____________________________ 143358
AHLI KONSTRUKSI BAJA
3. Tangki, Hoist hub : 085267786779
CV.DEVELOPMENT EXPAND(D'EXS) Prssn
brgerak
dibid.Distribusi
pngembangn(SDM)mncari
:
&
DIJUAL PAPAN
ADM,
GUDANG, RECEPTIONIS, ACCOUNT
Dijual papan khusus walet uk.
(MDP) Lamaran diantar lgsung, Jl. Mentok.
3x15x100 cm = 400 keping (100 BKS).
setelah iklan ini terbit
BABY & FRIENDS
Menyediakan : M Aneka Perlengkapan Bayi M Pakaian Bayi & Balita M Aneka Mainan Bayi & Balita Buka Mulai Pukul 09.00 s/d 18.00 WIB
PENDIDIKAN BELAJAR SETIR MOBIL Teori & praktek , Jl.MS Rachman Semabung Baru Jl.Koba No. 47 Hub : & 422439 ( Acai); ___________________________ 142626
____________________________ 143062
DIJUAL RUMAH/TANAH
____________________________ 143328
Ju a l t n h l o k S p . k a n t o r L u r a h Bacang Kolong Ijo, strategis,
Jerman, Belgia, pabrik Prkapaln Gj.
LT. 9 9 7 M 2 , c o c o k u t k k o n t r k n +
1.200 Euro s/d 1.500 Euro Prses
gudang Hub : 085273722000
cpt, Non EXP bs ptng GJ Hub PT
____________________________ 142072
AJS 02183630123, 085289999289
Djual tnh + bangunan Cck utk
Bp. Billy / No sms bth Sponsor
usaha, SHM, Dpn Bkt Sofa Pkp.
____________________________ 143375
Berminat Hub: 081368589793 (TP) ____________________________ 143011
untuk di tempatkan di australia
Tnh kav lok sekitar kampus UBB
& singapura Hub: 0813.73052545
Balunijuk cash/credit 3 th Hub :
____________________________ 143395
PT. DELCO bth sgr P/W SMU max 25 th utk
085273483651 / 085267742926 ____________________________ 143036
OB, Gdg & Spg. Min D3 utk Adm & Recep-
Jl tnh 8x15 M, dkt SMK PGRI
tions. Lmrn antr Lsng Ke Jl. Jend. Sudirman
semabung lama, hrga 22,5 Juta/nego.
No.28 Toboali Telp.081807194545 ( Andre)
Hub: 0813.77828707/0853.67100050
____________________________ 143432
____________________________ 143120
Dibutuhkan segera lowongna: 1
Dijual
wanita pend.SMEA usia max 30, 2
Gandaria Tuatunu Pkp, lok.strtgis,
HYLDA BRIDAL jl.soekarno hatta
pria penjaga toko pend.SMEA, 1
SHM, L.940 M 2 . Hub: 0813.73352638
(samping BFI) pkp tlp.0717 425
sopir punya SIM A, usia max 40,
6695/085268681456
Lamaran
KURSUS KECANTIKAN
tanah
dkt
perumahan
____________________________ 143447
krsus make up & tata rias rambut
Jl.Kapten Sulaiman Arief No.128
disc 20% bagi 10 pndaftar prtama
Pk.Pinang, plg lmbat tgl 29/03/10.
Dijual tnh kav lok.jl Imam bonjol Sungailiat (pgr jln) sisa 4 kav Uk.15x20 & 20x15 dkt akademi kebidanan, hrg nego. Hub: 081278778899
___________________________ 142720
____________________________ 143442
____________________________ 143438
mmbuka
lengkap
dikirim
ke:
PENDIDIKAN
Dcri koki/ juru masak utk rmh mkn/ rstoran, Pria & Wnta kirim lmrn ke almt.
Djual Tnh 1 Ha Lok Jl. SMP N 10 Air Itam Pkp Hub: 081949022000/ 0813.77940000
Bimbel ank brkebutuhan khusus exp ank brkesulitan belajar, autism, ADHD, dll. Hub: Bu Triya, Jl.Delima Siam VII, Bukit Intan Hp.0813.93889417.
Jl. Pantai Pesaren Belinyu Bangka
____________________________ 143452
____________________________ 143141
Menerima Les Private utk SD, semua pljrn, Guru S1, Pnglmn, dtng krmh Hub: 0818.09614142 ____________________________ 143396
Restouran Pesaren ____________________________ 143450
Kami distributor Operator Selluler XL mbthkan SPG/SPB sistem gaji dan bonus. Lamaran ke Sinar Bali Cell, Jl. Muhidin No. 14 dpn ATM BCA Sungailiat. Hub : 0819 6805 16 ____________________________ 143490
PENGUMUMAN BERITA KEHILANGAN Tlh hlg BPKB mobil ats nama Liwan, SE, no.pol BN 4127 GA merk mitsubhisi FE349 th 2004 w.kuning, no.angka MHFE349E4R069135 No.Msn 4D34488965, bg yg mnmnknya bs menghbgi TB BANGKA JAYA almt jl.Jend.A.Yani no.44 Sri Menanti S.Liat, telp 0717-92539 ____________________________ 142780
Telah Hilang BPKB Yamaha Jupiter Th’2004 An. Aryuni Marhama, SE Alamat Kp.Belo Laut-muntok. Bgi Yg
Dibthkn 1 org tukang Las hrp Hub: Bengkel Rahayu Kl. Batin Tikal No. 63 Bpk Futantu / Batet Hp: 0812.7179513 ____________________________ 143517
Dibthkn karyawati, umur max 27 th penampilan menarik. lmrn antr ke COBRA Billiard, Jl. pasir putih pkl 19.00 WIB ____________________________ 143514
Dbthkn 1). Krywati utk ADM Gudang, bs menguasai komputer, pembukuan, dan berpnmpln menarik 2). Sopir, mmliki SIM B1 Umum, brpglm. Brmnt lmrn dibawa ke Toko Surya Jaya Dpn Puskesmas Kenanga Sungailiat
LOWONGAN KERJA Dicri krywan utk jual kelapa parut/peres
santan,
mesin.
Hub: 0717-422026 ____________________________ 143206
Di cari seorng wanita untuk pekerja rumah tangga yg drwat hnya 1 org, Hub: 0812.73341638 pkp ____________________________ 143076
Dbthkn sgr tenaga kerja utk montir mobil, cat duko, las ketok, berminat dtg lgsg ke Bengkel Kenanga Jaya Desa Kenanga atau Hub: 081373375118 ____________________________ 143258
Hubungi:
___________________________ 140625
____________________________ 142175
Jl. Jend. Sudirman No. 81
BAJA
PROPERTY ALUMINIUM CV. TOTO Jl. Nelayan I No. 92 (belakang SD 9) ✆ 92683 HP. 081514532299 Sungailiat (Harga Pabrik) Rolling Door Plat Rp.180.000,Rolling Door Evolution Rp.720.000,Folding Gate 0,30 STD Rp.350.000,Pintu Harmonika STD Rp.330.000,Tenda Awning STD Rp.190.000,Tenda Canopy Rp.230.000,____________________________ 141564
ACUNG ALUMINIUM Menerima psn kaca Aluminium, kusen, rak piring, dll. hub : Dkt puskesmas Air kenanga S.Liat. Hp 081513385260 ____________________________ 143193
FURNITURE Kamar Set Harga Terjangkau Hubungi :
Menerima Order : - Kontraktor (Properti) - Konstruksi Baja - Rangka Baja Ringan - Menara, Tower Radio - Pintu Pagar Elektrik / Remot - Pemasangan Instalasi Listrik Standar International (EIC) - Teralis dan Canopy
DEPKES RI NO. MD.249106001064
LAYANAN KONSUMEN : (0717) 431879 Diproduksi oleh : CV Mentari Dempo Indah Pangkalpinang-Bangka ___________________________ 140515
PERCETAKAN
DI JUAL RUKO Djual Ruko Taman Elit Blok A 5, 3 T i n g k a t , L i s t r i k , A i r , Te l p S h m Siap pkai Hub: 08117177077 Nego
Acun Aquarium, Jual anak ayam pedaging707, bebek petelur, pakan ayam bravo 511 & 512, sinta, bibit ikan tmbk, pkn kucing, anjing. Jl.Gudang Padi No.103 Pkp Hub: 08127898603/0717433228 ____________________________ 143016
___________________________ 141574
USAHA ALAT MUSIK Di cari keyboard ronald yamaha tehnik korg mixer efek, guitar power,dll Hub: 0857.22636699 ____________________________ 143137
VIDEO SHOOTING
BELITUNG Tlh hlng sbh dompet brwn mrah hukam brsi
___________________________ 141817
MAY’S Orchids & Florist Rangkaian Bunga Segar & Dekorasi Peresmian, Pernikahan, Ulang Tahun, Seminar, Kelahiran, Duka Cita, dll. Bukit Baru 1 - ✆ 438682 / 08127170593
Hub: 085273626338/SDN 38 Tg.Pandan ____________________________ 143180
Jual PS Slim, Tbl, HDD, GB Pocket,
KOLAM RENANG
Psp & Spare part, trm psg HDD, isi game HDD & PSP, 081382078637
Perlu bangun kolam renang, Hub : kami Jo Hp 081949221494 Iwin
piring rotan,lidi,tmpt hntaran.S.Liat (081929186278), Pkp (081949033660) ____________________________ 143199
KECANTIKAN
LILY FLORIST
____________________________ 142179
J Y Floral House
Jl. Bukit Intan I Rt. 09 No. 210A Pkp Telp. (0717) 431199, 7002988 HP. 0811 717 8123, 081949026888 Aneka Design Bunga Papan Lukis, Bunga Segar, Bunga Artificial, Dekorasi utk segala suasana, dll.
____________________________ 141419
House Of Ristra Klinik Kecantikan Berbasis Kesehatan
-Konsultasi Dokter -Body Spa Aromatherapy DAPATKAN -Body Treatment DISKON -Lulur Tradisional HINGGA -Lulur Aromatherapy 20 % -Mandi Susu + pemutih -Ratus Senin - Sabtu : Pk. 09.00 - 20.00 Minggu : Pk. 08.00 - 16.00 Konsultasi Dokter : Pk. 10.00 - Selesai
T Vis
SPANDUK - BALIHO KUALITAS BAGUS & HARGA MURAH
CALL/SMS : 081367469996 ___________________________ 142530
S d r j t L m r n K e : C V. I s ta n a
PELUANG USAHA
A g u n g To y o t a P k . L a l a n g
Dicr Agen/Distributor AVAIL-pembalut wnt Herbal, modal 25rb, disc 65% + bonus smp
T j . P a n d a n - B l t g Te l p 2 2 4 5 1 ____________________________ 143126
jutaan. Hub : 081977757779, (0717) 423223 sdrjt bs komputer, jujur, dpt diandalkn
___________________________ 143513
Kolong I N0. 63 A Tg.Pandan Hub Telp
SEAFOOD RESTAURANT & CAFE
PUPUK KOMPOS
CITY OCEAN We Serve The Best Seafood In The City
Al.Jl.RRI & Semabung Lama (bwh Htel Griya Tirta)Pkp.Trma psnan Aqiqah & Pesta,Hub: 085293125257 ____________________________ 142866
Menerima : Pesanan bunga papan dukacita & sukacita. Dekorasi segala suasana pernikahan, dll. Handbouquet, Table Jenny (Wawa) bouquet fresh flower artifical flower & parcel buah dan bunga. Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 501 (Ruko Gereja Bethel, Belakang Aneka Furniture) Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) -7020262 - 433536 Hp . 08127172503
MESIN AIR
Acing Telor: Agen telor ayam dan menyediakan pupuk kompus/ kotoran ayam petelur. ALmt: Jl.RE Martadinata Gg.Mawar gdang No.135. Hub: 0813.67288056 ___________________________ 143223
0719 – 21957. ____________________________ 143183
Dibthkan karyti, syrt: pend min SMA/ sdrjt. Lmrn atnar lgs ke : Toko Kaca Bangunan (samp LIDO) Jl. Endek No. 9 Tjpandan Telp 124027
Dbthkn 1. Kanvaser pria, jujur, pny
A NILLA HAIR BEAUTY & BODY SPA
Konsultasi Stylish
Topan 0878 7840 7752 Jl. K.H. Abdurrahman Siddiq (RRI) No. 8 Blok B 9 Taman Elit Pangkalpinang Babel (Samping Bangka Pos)
Menyam but Imlek Valentin& Dapatka e, Souven n ir cantik
kendraan sendiri 2.pegawai toko, pria/ wanita, pend. SMU/sdrjt. Lmrn ke : Foto Cell Manggar - Beltim Telp. 0719-91371 ____________________________ 143309
TAMAN BACAAN Tersedia berbagai macam buku utk
___________________________ 142546
UV
lmrn antar lsg ke LPK Prioritas Jl. Air
____________________________ 143260
SALON
diswkn/dibaca ditmpt (novel, teenlit, manajemen,pg. diri, komik, p.umum,
STIKER
Agama dll) hub/dtg lsg ke TBM Dunia Aksara Jl.Air Kolong I Telp (0719) 21957.
Florist of Your Choice Give You More Than Beauty
____________________________ 143184
BABY WATER R.O
Pusat Mesin Isi Ulang R.O Jual pasang mesin isi ulang Air Minum dan sedia spartpart, Tangki Stanless, pompa stanless, tutup, galon, Tisiu, segel, Perbaikan Mutu Air & Servis
RENTAL MOBIL
Hub : Jl. Gajah Mada 173 Air Kenanga Sungailiat HP. 0813 73833723, 0813 73183626
KING RENTAL mbl APV/Xenia/Avanza/ Pick Up/Panther, dll. Hub : Edi Nasapta Hp 0819 2967 8748, 081373778127
Ingin Menambah Penghasilan 5 s/d 20 jt/Bln Dengan Modal Hanya 25 Juta ???
DRINKING WATER SYSTEM :
AMDK (Air Minum Dalam Kemasan ), AMIU ( Air Minum Isi ULang), WTP ( Water Treatment Plat ), Filter Air.
MEDIA FILTER :
____________________________ 142783
Carbon Aktif, Greensand, Silica Sand, Anthracite, Galon,Tutup,Segel, Tissue, Stiker, UV, Housing, Cartridge, PC Cleaner, etc.
IMANUEL BRIDAL & FLORIST
Hub : ( 0717 ) 700 - 6789 ; 0813 - 7302 1930 ; 0818 - 971 - 464.
____________________________ 142822
LOWONGAN KERJA Dbthkan Krywn/Ti, Min SMA/
MAKANAN
____________________________ 142208
Design Bunga Papan Grosir/Eceran Bunga Artificial Dekor Pelaminan, Ultah (Badut) Palm House (Tempat Pesta di Baciang) Jual/Sewa : Pelaminan Lengkap, Gaun Pengantin/Pesta + Aksesoris Lengkap, Kue Pengantin & Tenda Lengkap Jl.Pasir Putih No.106 (Dekat Gedung Setia Bakti) Pkp Hub. Akian/Fily 0813.7355 8822, 08117171657
____________________________ 143182
Dibthkn krywti utk Adm syarat SMU/
Sate Kambing,Wong Solo Amanah :
Jl. Soekarno Hatta No. 46 C Pangkalpinang Telp. (0717) 4256645, 7032830, 7032850 HP. 0816 4816 127, 0811 106 102 email : yoel_florist@yahoo.com
Jl. Air Kolong I N0.63A Tg.Pandan.
____________________________ 142472
Jl.Kamp.Bintang Raya No.129 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 436389 Fax. 422731
Menerima : pesanan aneka rangkaian Bunga Artificial, Bunga Papan, Bunga Segar, Parcel, dll
jerman, mandarin Hub. LPK Prioritas
Anda ingn bk tko smbako plus di tobuali, tnp byr sewa tmpt.Krm Nm, almt Anda sms Ike 0819.49023938
Menyediakan Snack
____________________________ 141421
KURSUS BAHASA ASING Menerima siswa baru utk prog b.inggris
____________________________ 141580
- Perkawinan - Ultah - Syukuran
FLORIST & DECORATION
____________________________ 142040 ___________________________ 142743
Jl. Bukit Intan (Basuki Rahmat) No. 199 A Telp. (0717) 434383
Mengatasi problem :
Terima Pesanan Pesta :
____________________________ 141520
085921858800
KERAJINAN ROTAN Berkah rotan, krnjang prcel, buah,
____________________________ 141212
Menerima pesanan karangan bunga segar utk : Dukacita, Sukacita/Pesta, Peresmian, pelaminan, dll. Hub : Jl. Melintas No. 273 Pkp ✆ 421996, 0878487286, 08127173356
a/n: Suryanti, diprkirakan hlg antra dpn kntr Polres Belitung menuju dinas pend.Kab.Bltg.
GAME STATION
____________________________ 142824
Jl. S.Selan, Kp. Melintang - P.Pinang
____________________________ 142396
BERITA KEHILANGAN
____________________________ 141503
GYPSUM
FARMA INTERIOR GYPSUM
Consultant Ticketing : Robby 0813.9525.4902
____________________________ 140942
0%
BUNGA
___________________________ 141712
Menerima Pemasangan : p Plafon Gypsum / Hollo p List Gypsum p Partision p Cat Hubungi : HARYANI Hp : 081373391118
Reservasi : 0717-423586
DAPATKAN PROMO TAHUNAN SINAR BUANA TRANSINDO
450rb hub : ✆ 7033395, HP. 081234560556
BIBIT AYAM
JUAL KEBUN
___________________________ 143453
Jl.Depati Hamzah No.295 (Semabung Lama) Pangkalpinang-Bangka Belitung Reservasi (0717) 423586 Fax (0717) 423586
Tiket Di Antar Gratis Melayani : - PENJUALAN TIKET Wil.Sungailiat & Pangkalpinang PESAWAT & TIKET KAPAL - TOURS & TRAVEL - RENTAL MOBIL (Harian/Bulanan/Tahunan) - ANTAR JEMPUT BANDARA - CARGO
ATM mandiri, STNK mtr, kartu PGRI & KTP
___________________________ 143371
____________________________ 143121
DP
____________________________ 141819
Rmh Petak Komplek Pot Kampung Opas ats, 1 KT, Ruang Tamu, dapur, KM, Hub: 081367790286
Dijual kbn sawit luas 6 Ha,lok. Jelutung 1, 860 btg, umur 3,5 th. Hub: 0819.49022000/0813.77940000
Jln. Pasar No.3 Pangkalpinang Telp. 421226/422277
HUB : Syafri Syarif HP. 0852 6770 7006
DIKONTRAK RUMAH
Jl kebun + 10 Ha, 600 btang swit, durian, rmbutan, dll. Hrga 300 Jt nego. Hub: 0813.77828707/ 0853.6710 0050 Desa Cambai.
Dunia Baru
SINAR BUANA TRANSINDO
GENIAL STD VCD/ DVD pernikahan, dll
____________________________ 143012
____________________________ 000000
Menemukan Hrp Hub: 081373584868 ____________________________ 00000
UNTUK HARI RAYA, KEBUTUHAN KELUARGA, DLL
Telp: (0717) 435722 Hp. 08127171811, 081367917573
PERTAMINA
Hub: 0717-7001055, harga Nego.
P el u a n g k r j P a b r i k P r k a p a l a n
Di butuhkan tenaga nonskill ___________________________ 141568
(JAMINKAN BPKB MOTOR)
- Pangkalpinang: 085273655582 / 081368049304 - Sungailiat: 94935 / 0812 780 6850 Telp/SMS - Kelapa: 355067 / 0852 6808 0227 - Koba : 0811 717 8407 / 0852 7327 2743 24 Jam - Muntok : 0813 67406240/0852 67111377
1. Gedung/ rumah kontruksi Baja
____________________________ 142610
Perlang)KOBA-BATENG,Ditunggu 1mggu
Jl. Soekarno Hatta (Jl. Koba) No. 46 B Pangkalpinang - Bangka & 0717 - 438801
: Aspal Drum : Grade 60/70 : Pertamina : 155 Kg
AHIN PERENCANA & MEMBIKIN:
Pkpinang & Jl. Kenanga Atas no.41(Simpg.
FASHION
Jenis Penetrasi Produksi Kemasan
Hubungi Agen Aspal
2. Meja Goyang/ Pengayak Timah
No.09 (Dpn SMP Man) 0717.423822
FA S H I O N
PANCA LOGAM TRUSS
Asam Pkp Hub: 085758482246 ____________________________ 143299
SERVICE AC
PLt
Menyediakan : - Baja Ringan - Seng Aluminium - Gypsum - Siku Rak - Hologypsum dll
____________________________ 140627
Pasang Mesin Air Minum Isi Ulang & Sp a r e p a r t J u a l G a l o n , Tu t u p Galon,
Tissu, Partai besar &
kecil Jl. Nelayan I No. 3 Pasar Ikan S. Liat (081373823327) ____________________________ 141244
Tjpandan. www.wisatabelitung.com ___________________________ 140617
____________________________ 142964
www.bangkapos.com
14
RABU 24 MARET 2010
tribun bangka
BANGKA POS
sepintu sedulang - sejiran setason - selawang segantang - junjung besaoh
Pemkab Bateng Gelar Pelatihan Khotib Q Diikuti 60 Peserta KOBA, BANGKA POS -Pemkab Bangka Tengah menggelar pelatihan khotib selama tiga hari mulai Selasa (23/3). Kegiatan yang diikuti 60 peserta dari seluruh kecamatan di Bangka Tengah ini bertujuan untuk menggali sumber daya manusia di daerah ini dalam hal pemban-
gunan mental dan spiritual. Bupati Bangka Tengah H Abu Hanifah dalam sambutannya saat membuka pelatihan tersebut, Selasa (23/3), berharap, peserta pelatihan nantinya membantu membangun Bangka Tengah melalui khotbahnya. “Ini sangat-sangat penting.
Marilah kita tingkatkan pembangunan Bangka Tengah, kalau khotib lewat khotbahnya untuk pembangunan,” kata Abu Hanifah. Sementara itu Ketua Panitia Pelaksana Abdul Kuri, yang juga Kabag Kesra Setda Bangka Tengah, mengatakan, kegiatan ini untuk memberikan pelatihan kepada masyarakat, khususnya tokoh agama, supaya dapat lebih baik dalam
berkhotbah. “Kita adakan untuk meningkatkan pembangunan secara spiritual di Bangka Tengah,” kata Abdul Kuri, kemarin. Menurutnya, kegiatan tersebut sangat penting dilakukan mengingat pelatihan ini berguna untuk menambah wawasan peserta. Ia menyebutkan, para peserta akan diinapkan di Gedung
Diklat Pemkab Bangka Tengah agar pelatihan dapat lebih intensif. “Kita harapkan 60 peserta ini dapat bertambah pengetahuannya. Kita akan memberikan pendidikan bagaimana menjadi khotib yang profesional dan dapat mengemban amanah sebagai khotib di wilayahnya masing-masing,” imbuhnya. (k2)
TEDDY MALAKA
PELATIHAN KHOTIB - Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah melalui Bagian Kesra melakukan pelatihan khotib kepada 60 peserta di Gedung Diklat Pemkab Bangka Tengah, Selasa (23/03/2010). Pelatihan tersebut dibuka Bupati H Abu Hanifah.
Lahan Negara Dikuasai Oknum Warga Q Lokasi di Pinggir Pantai Q Sudah Disertifikatkan Q Temuan Dewan
IMAN
AIR MELUAP - Akibat selokan mampet, air meluap dan menggenangi ruas jalan raya Pangkalpinang-Sungailiat di Kecamatan Merawang, Kabupaten Bangka, Selasa (23/3/2010).
Warga Pulau Tunggu Layanan KM Junjung Besaoh Q Transportasi Laut Andalkan Kapal Tradisional
TOBOALI, BANGKAPOS — Pemkab Bangka Selatan telah mendatangkan Kapal Motor (KM) Junjung Besaoh, beberapa waktu lalu. Namun kapal berkapasitas 20 tempat duduk serta dilengkapi dengan fasilitas AC, televisi, dispenser, berkekuatan 400 PK tersebut, hingga kini belum dioperasikan untuk melayani rute transportasi masyarakat di pulau-pulau terpencil di Kecamatan Lepar Pongok. Padahal warga di pulau-pulau terpencil di kecamatan tersebut sudah menunggu layanan KM Junjung Besaoh dan berharap segera dioperasikan. Seperti diungkapkan Kepala dusun Pulau Tinggi Amran kepada Bangka Pos Group, belum lama ini. “Kalau kapal ini sudah dioperasikan maka akses keluar masuk dari dan ke desa kami
juga akan semakin lancar. Untuk menyeberang ke Sadai, kami hanya mengandalkan kapal-kapal tradisional yang juga tidak setiap hari melayani penumpang,” kata Amran. Ia menambahkan, pengoperasian KM Junjung Besaoh akan membantu memudahkan 24 kepala keluarga (KK) di Pulau Tinggi untuk membeli kebutuhan sehari-hari rumah tangganya di Sadai. Kepala Dinas Perhubungan Bangka Selatan, Dafriansyah, saat ditemui di ruang kerjanya, Selasa (23/3), mengatakan, belum beroperasinya KM Junjung Besaoh dikarenakan masih menunggu proses penyerahan pengelolaannya kepada BUMD Kabupaten Bangka Selatan. Menurutnya, hal itu dimaksudkan agar KM Junjung Be-
saoh ke depan dapat dikelola dengan lebih profsional sehingga dapat menjadi salah satu sumber pemasukan bagi daerah Bangka Selatan. “Sampai saat ini, kami belum bisa memastikan kapan waktunya karena proses penyerahannya masih harus memakan waktu. Mudah-mudahan dapat secepat mungkin selesai,” katap Dafriansyah seraya menambahkan, KM Junjung Besaoh telah didata menjadi salah satu aset daerah. Menurutnya, KM Junjung Besaoh yang dianggarkan melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) sekitar Rp 1,5 miliar tersebut, saat ini dilabuhkan di Pelabuhan Sadai. “Meskipun pengoperasiannya belum berjalan, kami sudah menugaskan petugas khusus untuk merawat kapal itu,” pungkasnya. (k5)
SUNGAILIAT, BANGKA POS -- DPRD Kabupaten Bangka menemukan banyak lahan milik negara di kawasan pantai dikuasai orang-orang tertentu dan disertifikatkan. Menurut dewan, hal ini menyebabkan investor terbentur masalah pertanahan ketika akan berinvestasi di lokasi tersebut karena sudah dimiliki oknum warga tertentu. Bahkan oknum warga ini menawarkan lahan itu kepada investor dengan harga tinggi. “Ini terjadi, orang bingung, kok di pinggir pantai ada serfikat dan bisa dijual. Banyak temuan kita. Kita belum mengangkat ke permukaan lebih jauh. Apakah camat maupun aparat desanya sudah mempunyai data yang komplit menandatangani ini. Data ini betul-betul akurat,” ungkap Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bangka Kemas Herman Susilo dalam rapat Pansus Ganti Rugi Tanam Tumbuh dengan para Camat, Bagian Hukum dan Bagian Pertanahan Kabupaten Bangka, Sabtu (20/3). Namun Kemas menolak menyebutkan lokasi lahan dan siapa pemilik tanah di kawasan pantai tersebut. Selain itu ia menanyakan mengapa data mengenai pertanahan yang sudah dibuat Pemkab Bangka bisa hilang, kemudian dibuat kembali atas nama pribadi. Menanggapi hal ini, Kabag Pertanahan Pemkab Bangka,
Sukirman mengatakan, banyak aturan yang bisa digunakan mengenai sertifikat tanah di kawasan pantai. Menurutnya, biasanya setiap instansi memiliki aturan masing-masing. Namun Sukirman menegaskan, Bagian Pertanahan Kabupaten Bangka belum pernah membuat rekomendasi untuk pensertifikatan tanah di pinggir pantai. Disamping itu, lanjutnya, urusan sertifikat belum diserahkan ke daerah dan masih menjadi kewenangan Badan Pertanahan Nasional (BPN). Lebih lanjut Sukirman menjelaskan, apabila kawasan tersebut merupakan tapak kawasan wisata, untuk aturan bangunan yang dibuat di kawasan pantai ada pengecualian aturan. “Bangunan tidak boleh dibangun 100 sampai 150 meter dari pantai maka ada pengecuali tertentu jika kawasan itu diperuntukkan untuk itu (pariwisata—red). Memang ada aturan yang mungkin bisa mengalahkan aturan lebih tinggi apabila memang itu ada kawasan tertentu yang ditunjuk dan bangunan yang akan dibangun sesuai untuk itu,” jelasnya. Mengenai adanya data pertanahan yang hilang, Sukirman mengakui bahwa ada kelemahan karena kurang cermatnya menyimpan arsip. Apalagi pembebasan lahan dilakukan masing-masing
Target Retribusi Parkir Rp 70 Juta Q Naik Rp 5 Juta Q Selalu Over Target TOBOALI, BANGKA POS — Pemkab Bangka Selatan melalui dinas terkaitnya menargetkan retribusi parkir pada tahun 2010 ini sebesar Rp 70 juta. Pendapatan daerah Bangka Selatan dari retribusi parkir tersebut ditargetkan naik Rp 5 juta dibanding tahun sebelumnya. “Kenaikan ini tentu saja berguna untuk meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD) Kabupaten Bangka Selatan,” kata Kepala Dishubkominfo Bangka Selatan melalui stafnya Afni Yundani kepada war-
tawan, Selasa (23/3). Menurut Afni, setiap tahun pendapatan Pemkab Bangka Selatan dari retribusi parkir ini selalu meningkat. “Jika dipersentasekan kenaikan itu berkisar antara lima hingga 10 persen per tahun,” imbuhnya seraya menjelaskan bahwa setiap tahun penerimaan retribusi parkir selalu over target. Lebih lanjut Afni mengatakan, pihaknya telah menetapkan delapan titik parkir resmi di Bangka Selatan, yakni lima titik di Pasar Toboali, dua titik di Pasar Sukadamai dan satu titik di RSUD Toboali. Menurutnya, masing-masing titik resmi parkir itu sudah ada petugas parkir dan pen-
anggung jawabnya. “Kalau ada titik parkir di luar itu, berarti itu parkir yang tidak resmi karena mereka tidak membayar retribusinya ke Pemda,” tegasnya. Ia menambahkan, parkir-parkir resmi itulah yang selama ini memberikan kontribusi besar terhadap penerimaan retribusi. Dalam satu bulan, kata Afni, delapan titik parkir tersebut mampu menyumbangkan setoran wajib sekitar Rp 5,8 juta. Afni menjelaskan, tarif perparkiran di Bangka Selatan sudah diatur dalam Peraturan Daerah (Perda) Nomor 11 Tahun 2006. Dalam Perda itu disebutkan, biaya parkir motor Rp 1.000, mobil Rp 2.000 dan mobil
box atau tangki Rp 2.500. Terima Laporan Di sisi lain Afni mengaku, pihaknya sudah menerima laporan terkait adanya keluhan warga mengenai parkir-parkir liar yang menetapkan biaya parkir lebih besar dari tarif resmi sesuai Perda Bangka Selatan Nomor 11 Tahun 2006. Menurut Afni, pihaknya akan segera menindaklanjuti keluhan warga mengenai parkir liar tersebut. Oleh sebab itu ia berharap agar warga melapor ke Dishubkominfo Bangka Selatan apabila menemukan petugas parkir yang memungut biaya parkir lebih besar dari ketentuan Perda. (k5)
penyebab kematian Somad adalah adanya masalah dengan paru-paru dan jantung. Selain itu di dalam darah Somad ada alkohol dengan kadar sebesar 80 persen,” kata Kapolres Bangka Tengah AKBP Asep Ahdiatna melalui Kasat Reskrim Polres Selain itu di dalam Bangka Tengah AKP Doldarah Somad ada ly Gumara saat dikonfiralkohol dengan masi Bangka Pos Group, Sekadar sebesar 80 lasa (23/3). persen Dengan demikian, lanjut Dolly, pihaknya berkeAKP DOLLY GUMARA simpulan bahwa kematian Kasat Reskrim Polres Somad bukan karena Bangka Tengah TEDDY MALAKA adanya penyebab kriminal melainkan kelalaian individu pagi lalu, akhirnya terungkap. dan pengaruh kesehatan korban. Berdasarkan hasil pemeriksaan “Murni karena setelah terjatuh, dokter dari instalasi otopsi mayat terhempas, penyakitnya timbul, RSUD Banten terhadap sampel ortidak kuat, kemudian tidak bisa bergan tubuh Somad, kematian Somad tahan lagi,” ujar Dolly. bukan karena dibunuh lantaran Dolly mengaku, hasil pemeriktidak ditemukan adanya bekas-besaan dokter dari instalasi otopsi kas penganiayaan. mayat RSUD Banten tersebut sudah “Berdasarkan hasil pemeriksaan disampaikan kepada pihak keluardokter Budi dari instalasi otopsi ga Somad. (k2) mayat dari RSUD Banten, ternyata
Q Ganti Manajemen atau Buat Perda Baru KOBA, BANGKA POS -- Komisi B DPRD Bangka Tengah meminta pemerintah kabupaten setempat secepatnya membenahi manajemen PDAM Tirta Bangka Tengah jika ingin memperbaiki kinerja perusahaan tersebut. Hingga saat ini penyertaan modal Pemkab Bangka Tengah untuk PDAM itu terhambat karena pengangkatan direkturnya beberapa waktu lalu diduga melanggar peraturan daerah (Perda). Akibatnya, Pansus Penyertaan Modal DPRD Bangka Tengah sampai saat ini masih menunda pembahasan penyertaan modal kepada PDAM. “Pemda harus segera mengambil tindakan jika ingin memperbaiki pelayanan PDAM Tirta Bangka Tengah. Kami belum mau membahas penyertaan modal karena kami nilai manajemen sekarang ini melanggar Perda penetapannya,” kata Anggota Komisi B DPRD Bangka Tengah Zamhari kepada Bangka Pos Group, Selasa (23/3).
Menurut Zamhari, manajemen PDAM itu harus segera diperbaiki apabila Pemkab Bangka Tengah benar-benar ingin memperbaiki pelayanan air bersih kepada masyarakat. “Kita belum lihat upaya dari mereka (Pemkab Bangka Tengah--red) apakah melakukan pergantian manajemen atau pengusulan Perda baru. Hingga saat ini belum kita bahas, yang jelas kami tidak mendukung manajemen yang sekarang,” tukasnya. Diakui Zamhari, pihaknya sebenarnya berharap peningkatan pelayanan air bersih ini dapat segera terealisasi. Namun karena penyertaan modal belum dilakukan dan dibahas, akhirnya kinerja PDAM Tirta Bangka Tengah terhambat karena kekurangan modal. “Kita menginginkan sekali masalah air bersih dari PDAM ini dapat terealisasi. Bukan hanya di Kecamatan Koba saja, bila perlu sampai ke desa-desa, namun penyertaan modal masih ditahan di meja Pansus,” pungkasnya. (k2)
Apabila perpindahan pejabat maka data ini sulit ditemukan,” ujar Sukirman. “Tinggal mendata ulang atau berusaha meneliti kembali mulai dari nol. Inilah kesulitan kita dalam hal pengurusan masalah tanah ini,” ungkapnya. (chy)
Biaya Tidak Jelas SEMENT ARA itu sejumlah SEMENTARA selama ini mengikuti kebiasaan warga di Kabupaten Bangka camat sebelumnya. bertanya-tanya mengenai tarif Selain itu, kata Rozali, orang resmi kepengurusan surat tanah yang menjadi saksi pembuatan karena biaya mengurus surat surat tanah ini juga dibayar. tanah di tingkat “Saksi juga tetap kecamatan maupun dibayar. Biasanya desa tidak jelas. mereka tidak mau Hal ini diungkapkan hadir kalau tidak Wakil Ketua DPRD dibayar, biasanya Kabupaten Bangka dibayar Rp 25 ribu Rendra Basri dan sampai Rp 50 ribu Anggota DPRD include ditarif desa,” Kabupaten Bangka jelas Rozali. Usnen dalam rapat Hal senada BANGKA POS/DOK Pansus Ganti Rugi diungkapkan Camat Rozali Tanam Tumbuh DPRD Merawang Thony Kabupaten Bangka bersama Marza dan Camat Belinyu M para camat se-Kabupaten Nursi. Menurut Nursi, dalam Bangka, Bagian Hukum dan pengurusan surat kepemilikan Bagian Pertanahan Pemkab tanah ini, yang penting mereka Bangka, Sabtu (20/3). tidak menekan masyarakat. “Kita ini seperti orang bodoh “Kalau biasanya Rp 200 ribu ya Pak, karena banyak masyarakat Rp 200 ribu itulah, jangan sampai yang menanyakan biaya minta Rp 500 ribu,” kata Nursi. pembuatan surat tanah ini. Pada kesempatan itu para Padahal kita juga tidak tahu,” camat berharap DPRD Kabupaungkap Usnen. ten Bangka bersama Pemkab Menanggapi hal itu, Camat Bangka menetapkan biaya Mendo Barat Rozali mengibaratresmi pembuatan surat tanah kan pengurusan surat tanah ini sehingga memudahkan mereka bagaikan makan buah sidalam bekerja. malakama. Pasalnya tidak ada Sementara itu Ketua Pansus tarif yang pasti dalam pembuaGRTT DPRD Bangka Kurtis tan surat kepemilikan tanah, menyebutkan, pihaknya baik di tingkat kecamatan membahas masalah pertanahan maupun desa. ini karena banyaknya laporan Untuk menentukan tarif masyarakat mengenai hal pembuatan surat tanah, mereka tersebut. (chy)
TITIK PARKIR RESMI DI BASEL
Somad Bukan Dibunuh Dewan Desak Manajemen Q Masalah Paru-paru dan Jantung PDAM Dibenahi
KOBA, BANGKA POS -- Misteri penyebab kematian Somad (30), warga Desa Kurau Timur, di sekitar tempat pembuangan sampah di Jalan Tanjung Langka Kelurahan Padang Mulia Koba, Kamis (18/2)
SKPD sesuai dengan kepentingannya. “Apabila SKPD membebaskan lahan untuk kepentingan tertentu maka berkasnya ada di SKPD tersebut. Belum berintegrasi, dilakukan suatu inventarisasi. Kita tidak tahu apakah kelemahan atau karena kelalaian.
Lokasi
Jumlah Titik Parkir
Pasar Toboali Pasar Sukadamai RSUD Toboali
5 2 1
Total
8
Tarif Resmi Parkir di Basel Mobil Box/ Mobil Tangki Rp 2.500
Mobil Rp 2.000
Motor Rp 1.000
SUMBER : DISHUBKOMINFO BANGKA SELATAN. (K5)
LINTAS BANGKA
SUNGAILIAT
Kadinkes Basel Segera Disidang KASUS dugaan korupsi pengadaan alat-alat kesehatan (Alkes) di Kabupaten Bangka Selatan, yang salah satu terdakwanya Kepala Dinas Kesehatan Bangka Selatan Yusuf Badaruddin, masuk ke Pengadilan Negeri (PN) Sungailiat. Perkara tersebut dilimpahkan pihak Kejati Babel ke PN Sungailiat, 17 Maret 2010. Bahkan dalam waktu dekat, perkara itu segera disidangkan dengan agenda dakwaan. Hal ini diungkapkan Ketua PN Sungailiat Reno Listowo SH MH melalui Kahumas Irianto P Utama SH MHum ketika ditemui Bangka Pos Group, Selasa (23/3). “Perkara korupsi pengadaan Alkes dari Bangka Selatan sudah kita terima. Perkara itu diserahkan oleh pihak Kejati Babel kepada kita,” kata Irianto. Ditegaskannya, kasus ini menyeret
empat orang terdakwa, masing-masing Yusuf Badarudin, Dedi Joansyah, Endang Sopian dan Ir AM Prabu. Ketua PN Sungailiat sudah menentukan majelis hakim untuk menangani perkara tersebut, masingmasing dipimpin CH Retno Damayanti SH dan Irianto P Utama SH MHum. Sidang dakwaan menyangkut Terdakwa Yusuf Badarudin dan Dedi Joansyah rencananya digelar, Senin (5/4) mendatang. Sedangkan sidang dakwaan terhadap Terdakwa Endang Sopian dan Ir AM Prabu, akan digelar, Rabu (31/3). “Perkara atas nama Terdakwa Endang Sopian dan Ir AM Prabu, ketua majelisnya saya sendiri (Irianto -red -red). Sedangkan dua terdakwa lagi (Yusuf Badarudin dan Dedi Joansyah -red -red) ditangani oleh Ibu Retno Damayanti SH,” papar Irianto. (fly)
tribun bangka
RABU 24 MARET 2010
Sepintu Sedulang - Sejiran Setason - Selawang Segantang - Junjung Besaoh
BANGKA POS
15
6 Pelajar tak Ikut UN Q Sebanyak Enam Orang Q Masih TTercat ercat at P eser ercatat Peser esertta Ujian TOBOALI, BANGKA POS -Sebanyak enam pelajar di Bangka Selatan tak mengikuti Ujian Akhir Nasional (UN), meski terdaftar sebagai peserta ujian tahun ini. Ketidakhadiran keenam siswa tersebut bukan karena sakit namun sudah dinyatakan droup out (DO) oleh pihak
sekolah. Meski demikian panitia ujian masih menempel nomor peserta mereka di bangku ujian di sekolah. Keenam siswa yang tidak mengikuti UN tersebut, 2 orang asal SMAN 2 Toboali, 2 orang asal SMA Muhamadiyah serta 2 orang asal MA Nurul Iman Rajik. Alasan
para siswa ini meninggalkan bangku sekolah lantaran memilih menikah. Kepala Dinas Pendidikan Basel, Kemin Sulaiman melalui Kepala Bidang Pendidikan Menengah (kabid dikmen), Awi, kepada Bangka Pos Group, Selasa (23/3), mengungkapkan, sesuai data pelaksanaan UN hari pertama, ada enam orang tidak mengikuti UN dari program IPS. Sementara dari program IPA sebanyak 233 peserta se-
muanya hadir mengikuti ujian. “Tiga bulan sebelum UN, para siswa peserta UN sudah terdaftar. Dan dalam jangka waktu tiga bulan tersebut, keenam siswa tersebut sudah keluar dan menikah sehingga dinyatakan drop out,” ungkap Awi. Meski demikian, menurutnya pihak sekolah tetap menempel nomor peserta UN karena keenam peserta tersebut sudah terdaftar dan memiliki nomor peserta. “Peserta UN yang tidak mengikuti UN karena alasan sakit tidak ada, tetapi hanya karena sudah DO dan dari keenam siswa tersebut hampir semuanya sudah menikah,” ujar Awi. Belum Ada Pelanggaran Pelaksanaan UN di Bangka Selatan sampai dengan hari kedua, Selasa (23/3), belum ditemukan pelanggaran. “Belum ada laporan tentang
pelanggaran atau pun persoalan teknis terkait soal yang tertukar. Semuanya masih berjalan aman, lancar dan jujur. Dan syukurlah bahwa hasil pantauan dan evaluasi hari pertama, semua siswa dengan fisik dan mental yang sehat dibekali dengan persiapan yang cukup bisa menyelesaikan soal secara baik,” ungkap Awi. Selain pelaksanaan UN berjalan aman dan lancar, aspek kejujuran juga masih terjaga. Sebab menurut Awi, pada saat ujian siswa tidak diperkenankan membawa HP, sehingga munculnya jawaban yang beredar melalui SMS kecil kemungkinan terjadi. “Sampai dengan hari kedua, peraturan tidak membawa HP ke dalam ruangan ujian
SMA/MA : 233 : 432 : 6
SMK BANGKA POS/RIYADI
NYUNGKUR - Seorang ibu rumah tangga Dusun Tungau (Sadar Jaya) Desa Simpang Gong Kecamatan Simpangteritip, Sabtu (13/3/2010) menangkap (menyungkur) udang serum (uyep-red) di bibir Pantai Tungau. Pantai ini juga menjadi obyek wisata Bangka Barat yang sering dikunjungi wisatawan.
Laki Perumpuan DO
: 122 : 71 : SUMBER :
Dibutuhkan SEGERA 30 Karyawan/ti untuk Toko Electronic Di Sungailiat
Kirim Lamaran lengkap berikut No.Telp/Hp yg bisa di hubungi Ke :
BIMBINGAN INTENSIF
CPNS
Anda Peserta
TERPILIH & TERLATIH
Lily Bridal & Salon
Jl.Jend. Sudirman No.65 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 422420 HP. 0812 789 8642
Kualifikasi: S1, D3 & D2 PGSD
Diskon
TERBATAS:
*) Hanya 40 Peserta Per Kelas *) Kurang 20 Peserta Waiting List
JAGUAR MUSIC RESTO
WEDNESDAY MARCH 24th 2010 TIME : 20.00 pm HTM : 50.000,- + LA Light All Suport by
Bimbingan di Informasi & Pendaftaran hubungi: Divisi Konsultan Rekrutmen
Telp :( 0717 (0717) 423 853 ) 7011500 HP : 085267021624, 081995353953 0852 6702 1624
Jl.Jend Sudirman No. 18 (Dekat Gerbang Serumpun Sebalai) Selindung Pangkalpinang
___________________________ 143518
Anda Butuh Kaca Film Mobil Yang Nyaman & Berkualitas ???
Telp: (0717) 437149, Hp: 0813 677 90 327 ___________________________ 141828
___________________________ 142986
Tanjung Pesona Beach Resort BANGKA ISLAND - INDONESIA
A destination for leisure . . . and find the fascination of nature s beauty
SPESIAL PROMO CENG BENG SUPERIOR ROOM
Rp 400.000,- / NETT BERLAKU : 22MARET S/D 11 APRIL 2010 SEGERA HUBUNGI KAMI KAMAR TERBATAS Reservation :
Marketing
Indah Kurniasih HP. 081367550001
Front Office Tanjung Pesona Beach Resort
(0717) 435560-62, HP. 081271235999
Tanjungpesonabangka@yahoo.co.id
Solusinya ada di ___________________________ 141824
KLINIK PENGOBATAN TRADISIONAL DITANGANI LANGSUNG OLEH
BP. ABDUL AZIS YANG SUDAH Bergaransi TERUJI DAN BERPENGALAMAN
Pastikan anda berobat pada ahlinya tanpa efek samping hasil permanen semua agama dan usia. Bukan bahan kimia menggunakan Ramuan Tradisional disertai penerapian yang unik dibantu Do a
MENGATASI KELUHAN PRIA DAN WANITA Pria - Mengatasi Impotensi total normal kembali - Lemah Syahwat (Ejakulasi Dini) - Menambah ukuran ALAT VITAL Besar, Panjang dan Tahan Lama - Kencing Manis, Mani Encer, Diabetes, dll. - Mata Katarak Wanita - Menambah Ukuran, Besar, Montok dan Kencang Payudara - Ingin cepat punya keturunan - Ramuan Ravat Vagina - Menambah Aura Kecantikan, Ketampanan Karismatik - Pengasihan Kewibawaan, dll
Buka Setiap Hari (Jam 08.00 s/d 21.00 WIB)
R MAHA 500 Rb
___________________________ 143480
Dalam rangka memenuhi ketentuan pasal 127 ayat 2 Undang-Undang nomor : 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas,dengan ini diumumkan bahwa seluruh saham yakni sejumlah 1.290 saham, masing-masing bernilai nominal Rp. 1.000.000,dalam PT. Karya Agung Wi r a S a k t i M a n d i r i , bekedudukan di Bangka,akan diambil alih seluruhnya oleh PT. Sitasa R e s o u r c e s d a n P T. Barkun Citra Nusantara, berkedudukan di Jakarta Selatan,dengan syarat dan tata cara sesuai dengan ketentuan dalam peraturan perundang-undang yang berlaku . Bangka,23 Maret 2010
GARANSI 5 TAHUN Dealer : ADI
Bisa Juga untuk Kaca Gedung
JAYA VARIASI
Pilihan terbaik untuk mobil Anda
Jl.Balai Desa No.635 Pasir Putih Pangkalpinang HP:08117174747 Telp.(0717)431104 Fax.(0717)422310
___________________________ 142544
ANNA LEE BRIDAL
One Stop Wedding Solution Jl. Soekarno Hatta No. 6 Pangkalpinang Telp. (0717) 7002709 / 432415 Via SMS 0815.13662229
Dalam Rangka Menyambut
4th Anniversary
ANNA LEE BRIDAL memberikan Discount s/d 20%
Berlaku s/d akhir Maret 2010
___________________________ 000000
TEACHERS NEEDED
A National Plus School (Playgroup & Kindergarten) Is seeking highly-qualified and dedicated professionals to fill the Teachers positions for the upcoming academic year 2010 - 2011
Requirements : l
l l l l
l
Min Diploma Degree (D3) majoring in educational background or related subjects from reputable university Good communication skills in English (written and spoken) Male/Female (Single) Willing to love, learn, and to educate children Responsible, high motivated, fast learner and nice personality Effective working in a team or independently
new KF-338
___________________________ 000000
QWERTY STYLE
Dual GSM Dual Standby GSM900/1800/ 850/1900MHZ Digital Camera Mp3/Mp4/3Gp player 2 TFT Tranverse LCD Electric Troch with 5 LED Multi Language GPRS, WAP
Main Dealer & Service Centre Bangka AOURA CELLULAR :
Qualified candidates are requested to submit a comprehensive resume, contact number and current photo to:
Jl. S. Parman No.40 Sungailiat HP. 0813 7360 9060
Segera Dapatkan dan Bukti Khasiat Hanya di KLINIK BP.ABDUL AZIS
Jl. KH. Hasan Basri Sulaiman No. 97 (Jl. Balai), Pangkalpinang Bangka INDONESIA e mail : babel_kids@yahoo.com
99 Cell Jl.Gajah Mada No.6 Belinyu
Dapatkan di Conter-Conter Terdekat di Kota Anda
____________________________ 142861
__________________________ 143052
___________________________ 143191
Alamat : Jl.RE.Martadinata Gg.Mawar VII No.155 Opas Indah Samping SPBU Pangkalpinang - Bangka HP.08138995 8866/087899944030
Mampu Menangkal Panas hingga 80%, Sinar UV matahari 99% dan Infra Merah 82 %
Rencana Pengambilalihan Saham
Direksi ____________________________ 143179
LA FR DIE EE S
WITH DJ JIAN BEAT JAGUAR MUSIC RESTO WEDNESDAY, MARCH 24th 2010 TIME: 20.00 pm DAPATKAN HTM : 50.000,- + LA Light DOOR Aries PRIZE PRESENT LADIES BEACH PARTY MENARIK WITH DJ JIAN BEAT FEAT 3 DANCER FROM JAKARTA
Rp. 250.000,-
Jaminan BPKB Mobil
___________________________ 000000
LADIES BEACH PARTY
Daftar Awal Bimbingan CPNS sampai 20 Maret 2010
Buktikan !!!
PO BOX 555 Sungailiat 33200
BELINYU
___________________________ 142863
AWI Kabid Dikmen Dinas Pendidikan Basel
masih dipatuhi. Dan kita akan tetap tegakkan aturan dan kedisiplinan, sebab jika ada yang melanggar maka akan ditindak sesuai dengan prosedur yang berlaku,” tegas Awi. Ia menambahkan, lembar jawaban peserta begitu selesai langsung dikumpulkan dan dibawa ke kantor dinas pendidikan dengan pengawalan ketat tim keamanan.
“Lembaran jawaban umum, setiap hari harus dibawa dan diantar langsung ke provinsi, tidak ada alasan penundaan. Dan selama perjalanan dikawal tim keamanan serta tidak ada persinggahan dalam perjalanan,” ungkap Awi. Di Bangka Tengah, pelaksanaan UN di hari kedua berjalan lancar dan kondusif. Tercatat dua siswa tidak bisa mengikuti pelaksanaan UN sesuai ketetapan. “Kita temukan ada dua siswa yang tidak ikut ujian. Siswa itu satu berasal dari SMA 2 Sungaiselan karena sakit dan satunya lagi dari SMA 1 Koba karena memang sudah droup out dari sekolah, “ ujar Kabid Pendidikan Menengah, Dinas Pendidikan Bangka Tengah, Sugiyono. (j2)
Rela Tinggalkan UN
Data Peserta UN Basel IPA IPS DO
Tiga bulan sebelum UAN, para siswa peserta UA sudah terdaftar. Dan dalam jangka waktu tiga bulan tersebut, keenam siswa...
TINGGAL selangkah bagi Dahlia (bukan nama sebenarnya) menyelesaikan pendidikan SLTA, apalagi saat ini ia sudah duduk di kelas III SMA Bakti Sungailiat dan sudah mendapatkan nomor ujian negara (UN). Sayangnya ia memilih tak mengikuti UN, Senin, (22/3), sehingga tak jadi mendapatkan ijazah SMA. Disaat teman-temannya sibuk meng hadapi UN, Dahlia justru sibuk mempersiapkan diri untuk menikah di usia yang relatif belia. DIKNAS BASEL Ketidakhadiran Dahlia mengikuti UN membuat Ketua DPRD Kabupaten Bangka Parulian prihatin saat meninjau pelaksanaan UN di SMA Bakti Sungailiat bersama dengan anggota DPRD Kabupaten Bangka. “Ada satu orang siswa yang tidak ikut ujian
karena menikah. Kita semata-mata jangan menyalahkan guru karena peran orangtua juga penting. Seharusnya orang tua mendukung karena pendidikan itu penting,” sesal Parulian yang akrab disapa Ucok, dikonfirmasi Bangka Pos Group usai meninjau pelaksanaan UN di SMA Bakti Sungailiat. “Pendidikan itu sangat utama, lebih baik mengencangkan ikat pinggang tetapi mengutamakan pendidikan anak. Kita percuma banyak duit kalau anak kita tidak sekolah, miskin tidak berpendidikan. Lebih baik kita miskin tetapi anak kita berpendidikan,” pesan Parulian. Kepala SMA Bakti Sungailiat, HK Junaidi membenarkan satu siswinya tidak mengikuti UN dengan alasan akan menikah. Pihak sekolah menurutnya sudah melakukan pendekatan persuasif dengan mendatangi rumah siswi tersebut untuk membujuknya agar mengikuti UN. (nurhayati)
Nelayan Thailand Didenda Rp 200 Juta SUNGAILIAT, BANGKA POS -- Kapal nelayan Thailand tanpa dokumen yang terbukti mencuri ikan dan tertangkap diperairan Bangka dikenakan sanksi penjara satu tahun dan denda Rp 200 juta. Kepala Kantor Syahbandar di Pelabuhan Ikan Sungailiat, Indrayanto, mengungkapkan, ketentuan tersebut sesuai dengan Undang-undang Nomor 45 Tentang Perikanan Tahun 2009 pasal 98. Terkecuali kata Indrayanto, nelayan luar perairan Bangka (istilah nelayan Andon), mereka diperbolehkan menangkap ikan asal dilengkapi surat izin. Dicontohkan seperti nelayan Madura dan Kalimantan. “Bila bukan nelayan andon berarti kapal nelayan itu ilegal. Ada empat tahapan perizinan standar untuk kapal ikan yang berlayar diperairan Kabupaten Bangka. Pertama
PAS-Kecil yaitu Surat Tanda Kebangsaan. Kedua Sertifikat Kelaikan dan Pengawakan Kapal Penangkap Ikan. Dimana dua surat ini dikeluarkan oleh Dinas Perhubungan. Ketiga Izin Usaha Perikanan
(IUP) dan keempat Surat Izin Penangkapan Ikan (SIPI). Surat IUP dan SIPI dikeluarkan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Bangka,” ujar Indrayanto, Selasa, (23/ 3). (k6)
Harga Tenggiri Turun SEMENTARA, di musim penghujan saat ini, hasil tangkapan ikan normal. Hal ini diungkapkan Hasan Basri (35), salah satu nelayan pada harian ini, Selasa, (23/3) di Pelabuhan Ikan Sungailiat. Menurutnya saat ini rata-rata ikan yang didapat 500 kilogram hingga 600 kilogram setiap habis melaut. Adon (33), salah seorang rekan korban mengaku sama, dirinya biasa membawa pulang ikan tongkol dan tenggiri menggunakan tangkapan jaring 3,5 inchi. Sempat menurutnya, hasil tangkapan mencapai satu ton. “Namanya juga kerja di laut, hasil tangkapannya tidak tentu,” ungkap Adon. Ia menambahkan, bila terang bulan para nelayan terpaksa menghentikan kegatan melaut karena tak ada tangkapan. Biasanya selama lima hari mulai tanggal 9 hingga 10 Hijriyah. “Karena pada saat terang bulan ikan susah ditangkap. Kalau harga ikan saat ini tak tentu. Malah ikan tenggiri saat ini harganya turun mulai Rp 9.000 sampai Rp 10.000 perkilogram,” ungkap Adon. (Iman)
HGU PT Sawindo Diproses Pemprov Sumsel SUNGAILIAT, BANGSekarang ini ada aturan, Kabupaten Bangka, KA POS -- Kepala Suryo mengaku beundang-undangnya, lum bisa menjelasBadan Pertanahan Nadudukkanlah sesuai kan karena harus sional (BPN) Kabupaperaturan dan undangadanya pertemuan ten Bangka, Suryo undang yang berlaku bersama dengan seKusumo menyatakan mua pihak terkait, tidak mengetahui perWachid Usman sehingga jelas duduk masalahan tumpang Direktur Utama PT Timah Tbk BANGKA POS/DOK permasalahan dan tindih lahan milik PT bisa dicarikan jalan Sawindo dengan PT Tikeluarnya. mah Tbk. Selain karena tidak baru dikeluarkanlah surat Sesuai Aturan jelas persoalannya, SK Kuasa keputusan,” papar Suryo. Sementara itu, Direktur Penambangan yang dimiliki Menurutnya pihak BPN Utama PT Timah Tbk Wachid PT Timah Tbk di areal perkeKabupaten Bangka baru Usman meminta agar perbunan kelapa sawit PT Samengurusi masalah sertifikat masalahan lahan antara PT windo setahu Suryo tidak ada. areal perkebunan PT SawinSawindo dengan PT Timah “Sampai sekarang ini kami do pada tahun 2003. Setelah Tbk tersebut sesuai aturan tidak tahu masalah KP Timah adanya perubahan peratumaupun undang-undang (di lahan PT Sawindo—red) ran dan juga saat Bangka Beyang berlaku. litung sudah menjadi provinkarena saya tahupun dari ber“Sekarang ini ada aturan, si sendiri tidak bergabung ita koran. Sampai sejauh mana undang-undangnya, duduklagi dengan Sumsel. Untuk kebenarannya saya juga tidak kanlah sesuai peraturan dan itu, dalam hal ini Suryo menmengerti karena saya pun undang-undang yang bergibaratkan BPN Kabupaten tidak melihat mana SK-nya laku. Kalau itu salah jangan Bangka hanya sebagai juru KP Timah,” jelas Suryo saat masuk,” pinta Wachid usai masak karena semua bahandikonfirmasi Bangka Pos Group paparan laporan mengenai PT bahan masakannya sudah terkait dengan sengketa laTimah Tbk kepada Pemkab disediakan oleh pihak pemerhan antara kedua perusahaan Bangka, Selasa (23/3) di Ruintah daerah. “Kita baru diatersebut, Senin (22/3) di ruang Operasional Pemkab jak ngomong disitu (menang kerjanya. Bangka. Ia menjelaskan proses Hak genai PT Sawindo—red) seDisinggung mengenai tumGuna Usaha (HGU) yang ditelah izin lokasi berada baru pang tindihnya lahan tersebut miliki PT Sawindo pada tahun tahun 2003. Tahun 2003 ituseharusnya menurut Wachid 1997 tersebut sebelumnya pun yang menanganinya sudah jelas mana areal perkemasih diurus oleh Pemerintah juga dari bupati. BPN sini bunan kelapa sawit, mana arProvinsi Sumatera Selatan membuat sertifikasinya. eal pertambangan sesuai atukarena saat itu Kabupaten BPN mendapat rekomendaran yang berlaku. “Kalau Bangka masuk wilayah Sumsi dari pelaksanaan kemudijudulnya sudah tumpang tinsel. “Proses HGU itu seluruh an ada SK (surat keputudih ya sudah ada yang numpmuspida tingkat I (Sumsel— san—red), nantinya. Setelah red) itu ikut rapat semua karedipenuhi ada surat keputuang ada yang nindih kan, messan (SK), untuk sertifikasina sebelum itu ada izin-izin tinya mana wilayah tambang nya,” papar Suryo. yang harus dipenuhi. Saat itu mana wilayah sawit, mari kita Saat ditanyakan berapa luas gubernur dan jajarannya rabekerja bersama-sama. Jaareal lahan PT Sawindo sesuai pat ada permohonan dari PT ngan ditempat yang sama,” sertifikat yang dibuat BPN Sawindo ini. Setelah disetujui tegas Wachid. (chy)
16
Next Leader
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS
Ir. H. Eko Maulana Ali, SAP, SIp, MSc
Ir. Basuki Tjahaja Purnama, MM
Drs. Jafri
Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
Anggota DPR RI
Ketua DPD II Partai Golkar Kabupaten Belitung Timur
Cabup/Cawabup Bupati Beltim Basuri-Zarkani
Majukan Beltim Lebih Sejahtera W
ARGA dari berbagai daerah di Kabupaten Belitung Timur mengantar pasangan bakal calon bupati dr Basuri Tjahaja Purnama M Gzi SpGK dan bakal calon wakil bupati Zarkani Mukri ke KPU Kabupaten Beltim, Minggu (21/3). Pasangan Cabup/Cawabup Beltim ini diusung Partai Golkar Kabupaten Beltim untuk maju ke Pemilukada Beltim 2010. Pasangan Basuri Tjahaja Purnama dan Zarkani Mukri datang mengenakan jaket kuning Partai Golkar ke Kantor KPU Beltim. Mereka menumpang Toyota Kijang pick up dikawal Satgas Partai Golkar. Iring-iringan kendaraan roda empat ini melewati jalan protokol Kota Manggar, lalu menuju ke Kantor KPUD Kabupaten Beltim di Bukit Samak Manggar. Selama dalam perjalanan, pasangan bakal calon cabup/cawabup Beltim ini melambaikan tangan dan menebar senyum kepada setiap warga yang menyaksikan iringiringan ini disepanjang jalan yang mereka lewati. Sesekali rombongan pendukung Basuri Tjahaja Purnama-Zarkani Mukri meneriakkan yel-yel ‘Hidup Golkar’ juga yel-yel ‘Hidup Basuri.’ Mereka tetap bersemangat walau Kota Manggar diguyur hujan. Disepanjang jalan para kader partai, simpatisan dan warga pendukung mengelu-elukan pasangan ini. Sebelum mendaftar ke KPU Kabupaten Beltim ini, Basuri-Zarkani melakukan pidato politik di panggung yang telah disiapkan pada halaman Kantor DPC Partai Golkar Kabupaten Beltim. Kegiatan ini disaksikan para pendukung
BASURI TJAHAJA PURNAMA Calon Bupati Beltim 2010 - 2015 pasangan ini yang duduk di kursi di bawah tenda yang didirikan disekeliling panggung utama. Dalam pidato politiknya, Balon Bupati Beltim Basuri Tjahaja Purnama dengan bersemangat menyampaikan ucapan terimakasih kepada Partai Golkar yang telah memberikan kepercayaan kepadanya untuk dihantarkan ke KPU Kabupaten Beltim mendaftar sebagai CalonBupatidanCalonWakil Bupati Beltim periode 2010-2015.
BAKAL Calon Bupati Basuri Tjahaja Purnama didampingi bakal CalonWakil Bupati Zarkani Mukri berada diatas kendaraan bak terbuka, diiringi konvoi kendaraan saat menuju kantor KPU Kabupaten Beltim untuk mendaftar sebagai pasangan calon dalam pemilukada Kabupaten Beltim.
“Merupakan suatu amanah bagi saya dan Pak Zarkani bisa terpilih untuk maju sebagai Babup dan Bawabup Beltim dari Partai Golkar Beltim. Tekad kami memajukan Belitung Timur sehingga lebih sejahtera,” tegas Basuri yang disambut teriakan dan tepuk tangan warga “Hidup Basuri-Zarkani!”. Basuri mempertegas komitmen Partai Golkar untuk mensejahterakan rakyat dengan mengatakan,
ZARKANI MUKRI Calon Wakil Bupati Beltim 2010 - 2015 suara Partai Golkar adalah suara rakyat, sehingga jangan sekalipun melupakan rakyat dan membuat mereka kecewa. “Jabatan hanya lima tahun namun komitmen Partai Golkar mensejahterakan rakyat terus tak akan hilang. Kami siap mengemban amanah ini untuk mensejahterakan bapak-bapak, ibu-ibu dan masa depan anak-anak kita. Kita juga pikirkan dengan se-
BAKAL calon bupati yang diusung Partai Golkar Basuri Tjahaja Purnama menuju kantor KPU Kabupaten Beltim bersama pasangannya bakal Calon Wakil Bupati Zarkani Mukri, serta pimpinan dan pengurus serta simpatisan Partai Golkar.
ANGGOTA DPR RI dari Partai Golkar asal Bangka Belitung Basuki Tjahaja Purnama didampingi jajaran pengurus DPD Partai Golkar Provinsi Babel Iswarin Yusuf dan M Sitepu, menghadiri acara penyampaian pidato politik bakal calon bupati Basuri Tjahaja Purnama yang diusung Partai Golkar berpasangan dengan bakal calon wakil bupati Zarkani Mukri, di halaman kantor DPD Partai Golkar Kabupaten Beltim.
baik-baiknya karena mimpi ini semua harus kita wujudkan. Terimakasih atas partisipasi telah datang ke sini,” kata Basuri. Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Beltim Jafri dalam sambutanya meminta pasangan Basuri Tjahaja Purnama-Zarkani Mukri naik ke atas panggung. “Inilah putra putri terbaik (Partai Golkar-red) yang akan kita usung dalam Pemilukada 2010.
Marilah kita dukung karena sekali kita melangkah, pantang kita mundur. Semoga pasangan ini mendapat kepercayaan rakyat Belitung Timur. Mari kita menangkan pasangan kita dengan usaha bersama semua,” kata Jafri. Sekretaris DPD Partai Golkar Provinsi Bangka Belitung Zulkarnain Syamsudin yakin pasangan ini akan mensejahterakan masyarakat Beltim. Menurutnya, Partai Golkar kini telah mengubah cara pandangnya, termasuk mekanisme yakni suara Golkar adalah suara rakyat, dan yang dijaring ini adalah betul-betul keinginan masyarakat Beltim. “Saya yakin hadir ke sini akan mendukung dan memilih pasangan ini pada Pemilukada mendatang. Saya minta ajak semua dan beritahu teman-teman lain, bahwa Pemilukada besok kita memilih pasangan dr Basuri Tjahaja Purnama dan Zarkani Mukri yang kita kenal singkatan Bazar. Ingat Bazar, Partai Golkar tak asal usung tapi telah survei dengar suara masyarakat,” jelas Jafri dalam pidatonya. Hadir dalam acara tersebut Anggota DPR RI asal Partai Golkar Basuki Tjahaja Purnama, Wakil Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Babel Iswarin Yusuf, Ketua DPD Partai Golkar Belitung Sudirman Norman, unsur Pengurus DPD Partai Golkar Beltim, Ketua Pengurus Kecamatan Partai Golkar se-Beltim, Ketua Pengurus Desa Partai Golkar se-Beltim, Ketua dan pengurus organisasi sayap Partai Golkar Beltim, para kader, simpatisan partai serta para pendukung pasangan Basuri Tjahaja PurnamaZarkani Mukri. (adv/iwn)
BAKAL calon bupati Basuri Tjahaja Purnama didampingi bakal calon wakil bupati Zarkani Mukri yang diusung Partai Golkar, menyampaikan pidato politik dihadapan kader, simpatisan dan pengurus Partai Golkar tingkat Provinsi Babel dan Kabupaten Beltim di halaman kantor DPD Tingkat II Partai Golkar Kabupaten Beltim.
BAKAL calon bupati Basuri Tjahaja Purnama bersama bakal calon wakil bupati Zarkani Mukri yang diusung Partai Golkar, mendaftar ke KPU Kabupaten Beltim didampingi pimpinan, kader dan simpatisan Partai Golkar Provinsi Babel dan Masyarakat Kabupaten Beltim. FOTO-FOTO : IST
Super Ball RABU, 24 MARET 2010
HALAMAN
BANGKA POS
17
AP PHOTO
PORTSMOUTH
DUKA menggelayuti Chelsea. Usaha mereka untuk mendapatkan gelar Premier League Inggris terancam LIVE ON setelah kehilangan banyak poin di Kamis (25/ beberapa 03) pukul pertandingan 02.45 WIB terakhir. Kedigdayaan mereka sebagai tim pemuncak klasemen kini mulai pudar seiring dengan melorotnya posisi ke urutan ketiga klasemen. Tapi The Blues belum habis. Mereka masih memiliki asa terakhir untuk kembali meniti jalan menuju juara. Syaratnya, Chelsea harus mampu memanfaatkan dengan baik laga melawan Portsmouth di Fratton Park, Kamis (25/3) dinihari. Akibat dari kegagalan mendapatkan poin penuh setelah ditahan imbang 1-1 oleh Blackburn Rovers, Chelsea kini harus rela berada di posisi tiga klasemen dengan poin 65, di bawah Arsenal (67) dan Manchester United (69). Chelsea memiliki kans untuk menyalip Arsenal dan memangkas selisih jadi satu angka dengan
MU. Tentu syaratnya adalah John Terry dkk harus menang. Namun ini tidak akan mudah. Manajer Chelsea, Carlo Ancelotti, minimal harus mampu mengobati penyakit kronis yang sedang mendera anak asuhnya yakni kembali menumbuhkan kepercayaan diri Didier Drogba dkk. Beruntung di tengah situasi genting ini, Ancelotti digembirakan dengan membaiknya kondisi kiper utamanya, Petr Cech, yang absen akibat cedera sejak 25 Februari dalam laga leg pertama 16 besar Liga Champions melawan Inter Milan. “Kami sudah melihat hasil scan terhadap cedera Cech. Saya pikir dia telah siap untuk diturunkan di pertandingan krusial melawan Portsmouth. Ini menambah power tim kami,” kata Ancelotti dalam website resmi Chelsea, Selasa (23/3). Mistar gawang Chelsea
VS vs
memang cukup mengkhawatirkan sejak ditinggalkan Cech. Dua kiper cadangan Chelsea, Henrique Hilario dan Ross Turnbull, belum bisa diandalkan untuk menghadapi laga-laga krusial. Alhasil, Chelsea pun kerap kebobolan. Namun mengandalkan Cech saja tidak cukup bagi Chelsea untuk keluar dari krisis perebutan gelar juara. Yang paling dibutuhkan tentu kekompakan pemain di semua lini yang kini mulai terlihat keteteran. Untuk itu, gelandang John Obi Mikel menyerukan rekanrekannya agar kembali ke khittahnya seperti performa Chelsea yang ditunjukkan sejak awal musim ini dengan meraih banyak kemenangan dan konsistensi performa. “Ini saatnya kami saling bersatu lagi, mulai dari pemain, pelatih, dan sluruh staf medis harus selangkah dan seirama. Kami harus bangkit dan kembali memunculkan kepercayaan diri. Saya pikir itu bisa kami lakukan,” kata Mikel. Dilihat dari rekor pertemuan, Chelsea boleh percaya diri mampu mendapatkan poin penuh di kandang Portsmouth. ThePompey belum memiliki catatan sejarah
CHELSEA
kemenangan dari The Blues. Apalagi kondisi tuan rumah sedang amburadul. Portsmouth berada di jurang paling dasar klasemen alias kandidat terkuat degradasi. Mereka juga mengalami kebangkrutan finansial sehingga sulit berkonsentrasi. Hanya semangat besar memperbaiki diri yang bisa menjadi penolong Portsmouth untuk memenangkan laga sulit menghadapi Chelsea. Namun, mereka masih memiliki celah yang bisa dimanfaatkan untuk melemahkan Chelsea. Beban harus menang yang dipikul Frank Lampard dkk bisa menjadi bumerang. Sebaliknya David James cs akan tampil nothing to lose. “Mereka datang ke tempat kami dengan banyak tekanan. Ini memberikan keuntungan sendiri kepada tim kami. Sebisa mungkin kami harus tampil rileks sambil menikmati jalannya pertandingan,” kata Pelatih Portsmouth Avram Grant. (Persda Network/cen)
z Statistik Cech
Main: 26 Penyelamatan: 53 Tak kebobolan: 12 Kartu Merah:
Petr Cech
1
Live on TV PELIT A JA YA VS PSM PELITA JAY Rabu (24/03) pukul 15.30 WIB PERSIJA VS PERSIB Kamis (25/03) pukul 16.00 WIB PORTSMOUTH VS CHELSEA Kamis (25/03) pukul 02.45 WIB BLACKBURN VS BIRMINGHAM Kamis (25/03) pukul 03.00 WIB
Ulasan Grant
Ulasan Ancelotti
Beda Situasi PADA pertemuan pertama menghadapi Chelsea, kami bermain tanpa tiga sampai empat pemain. Dan saat itu pun kami kalah karena Chelsea mendapatkan hadiah penalti. Kini situasinya tentu berbeda. Kami akan lebih berkualitas. Kami merasa tidak akan jauh dari kemenangan dan mendapatkan hasil bagus. Kami telah berpikir akan melakukan sesuatu yang berbeda dan dengan spirit
Match Background z Carlo Ancelotti selaku manajer kini ditantang untuk segera membenahi performa dan moral Chelsea. Sebagaimana yang dia akui, sisi psikis Chelsea sudah mulai tak bagus semenjak dihajar Manchester City pada Februari lalu. Demi memelihara asa juara, Don Carletto harus membimbing The Blues fokus memenangkan laga ini karena hanya di sinilah peluang mereka. z Chelsea belum pernah kalah satu kali pun dari Portsmouth dalam kompetisi Liga Primer. Namun, karena incaran Chelsea adalah kemenangan, mereka tetap harus mewaspadai hasil seperti pada 2 Februari 2008 saat diimbangi Pompey 1-1. Pada pertemuan terakhir, Chelsea menang dengan skor tipis 2-1 itu pun ditentukan lewat penalti.
Kondisi Tim
Kebersamaan
berbeda untuk mendatangkan keuntungan dari ketertekanan mereka. Tapi apa pun Chelsea tetaplah tim besar, meski mereka telah disingkirkan Inter, mereka tetap memiliki pemain berkualitas untuk keluar dari situasi (cen) sulit.(cen) *) Avram Grant, Pelatih Portsmouth, dilansir triballfootbal
SA YA tidak tahu berapa SAY poin yang harus kami dapatkan untuk memenangi liga ini. Kami sekarang memang sedang berada di bawah tapi kami masih bisa menangkap peluang dan melakukan sesuatunya kembali menjadi benar. Kami membutuhkan kebersamaan, berjalan, dan berlari dengan kompak saat menghadapi Portsmouth. Ini sangat
penting dan wajib kami lakukan untuk menutup peluang MU karena dengan ini kami bisa kembali ke jalur juara. Kami memang mengalami tekanan tapi itu sudah terjadi di pertandingan sebelumnya dan kini fokus melawan Portsmouth. Kami akan kembali kepada (cen) kemenangan.(cen) *) Carlo Ancelotti, Pelatih Chelsea, dilansir BBC
Setelah Mourinho, Kini Grant Hantui Chelsea
Portsmouth Avram Grant belum bisa memainkan setriker anyarnya Aruna Dindane yang baru dipinjam dari klub asal Perancis karena proses peminjamannya belum selesai. Namun pemain pilar lainnya semuanya siap berlaga. Chelsea Kiper Petr Cech bisa kembali diturunkan setelah sembuh dari cedera. Tapi Chelsea mendapati cedera baru bek kanan andalan Branislav Ivanovic yang harus masuk meja operasi setelah laga melawan Blackburn. Ashley Cole, Michael Essien, Jose Bosingwa, juga masih cedera tapi Michael Ballack dipastikan tampil.
Prediksi Skor Portsmouth 1-2 Chelsea
CHELSEA seperti sulit keluar dari dosa lamanya terkait dengan status mantan-mantan pelatih yang pernah membesut The Blues. Tengah pekan lalu, Chelsea dihantui oleh Jose Mourinho, mantan pelatihnya yang kini membesut Inter Milan dan
menyingkirkan The Blues dari pentas Liga Champions. Bayang-bayang Mourinho benar-benar menghantui pasukan The Blues hingga mereka terlempar dari kompetisi elite Eropa tersebut. Dan
kini peristiwa yang sama berpotensi terulang saat Chelsea berhadapan dengan Portsmouth untuk menentukan gelar Liga Inggris. Adalah Pelatih Portsmouth Avram Grant yang akan menghantui Frank Lampard dkk. Grant adalah mantan pelatih Chelsea sepeninggal Mourinho dan nasibnya hampir mirip dengan Mourinho yang dipecat Chelsea karena gagal mempersembahkan trofi Champions. Grant mengaku memiliki sensitivitas tingkat tinggi jelang duel ini berlangsung. Pelatih berkebangsaan Israel itu masih belum terima dengan pemecatan dirinya oleh Chelsea karena merasa telah berbuat baik selama menangani The Blues. “Saya tidak gembira ketika meninggalkan Chelsea karena saya melakukan pekerjaan di sana dengan baik. Mereka memang tim yang besar tapi saya kurang respek lagi dengan mereka karena telah banyak melakukan kerugian,” kata Grant dilansir triballfootball Grant masih sakit hati terhadap Chelsea. Ia pun bertekad menggagalkan Chelsea kembali ke jalur juara Liga Inggris. (Persda Network/cen)
18
soccer hot news
RABU 24 MARET 2010
Thierry Henry Menolak Main Lawan Arsenal
Soccer Short
AP PHOTO
Rafael Benitez
BANGKA POS
Bukti Kecintaan The King pada The Gunners
BENITEZ - Juventus menjadikan Pelatih Liverpool Rafael Benitez sebagai buruan utama mereka untuk melatih musim depan. Benitez diyakini mampu membawa Fernando Torres dan Javier Mascherano jika melatih Juve dengan syarat Juve harus meyedikan dana
SUDAH dua tahun Thierry Henry meninggalkan Arsenal untuk bergabung dengan Barcelona. Namun kecintaan Henr y pada Arsenal tak lekang oleh waktu. Rasa cinta pada The Gunners masih melekat di dada. Sebagai bentuk kecintaannya, Henry sampai-sampai menolak main saat Barcelona menghadapi Arsenal pada leg pertama perempatfinal Liga Champions di Stadion Emirates, 31 Maret mendatang. Menurutnya, akan terasa aneh baginya bermain di Emirates dalam balutan kostum Blaugrana. “Saya tak ingin melawan Arsenal. Akan aneh bagiku melangkah masuk lapangan, sekalipun itu adalah Emirates, dan bukan Highbury, dengan mengenakan kostum tim lain,” ungkap Henry kepada Sky Sport, Selasa (23/3). Karenanya ia pun meminta
100 juta pounds. VILLA - Manchester United, Chelsea, Manchester City, dan Real Madrid harus merogoh kocek dalam-dalam untuk mendapatkan striker Valencia, David Villa. Masalahnya, harga Villa di pasaran mencapai 40 juta pounds. VARGAS - Inter Milan berpotensi mendapatkan full-back Juan Manuel Vargas dari Fiorentina dan telah mengajukan tawaran tertulis kepada manajemen Fiorentina dengan tawaran 20 juta pounds plus penjaga gawang Emiliano Viviano sebagai bonus.
BARCELONA
VS
wartawan melupakan tentang selebrasi yang akan dilakukannya jika membobol gawang Arsenal. “Lupakan itu. Masalahnya sederhana, saya tidak ingin bermain melawan Arsenal,” tandasnya. Henry memang memiliki ikatan emosinal yang kuat pada Arsenal. Bintang asal Perancis ini membela klub London utara itu selama delapan tahun pada periode 19992007. Penyerang kelahiran Les Ulis, Essonne, pada 17 Agustus 1977 ini merupakan salah satu legenda hidup Arsenal, yang masih sangat dicintai pendukung The Gunners. Henry yang bergabung ke Arsenal dari Juventus pada Agustus 1999 dengan biaya transfer 10,5 juta poundsterling mampu menjadikan The Gunners sebagai tim hebat di Inggris.
OSASUNA
Cari Pendamping Messi PUBLIK Camp Nou, Kamis (25/3) dinihari, menunggu pesta kemenangan atas Osasuna. Barca wajib menang menyusul performa Walter Pandiani dkk yang buruk dengan kalah empat kali dan seri dua kali seri dalam enam laga terakhir. Barcelonistas pun menuntut pasukan Josep Guardiola tampil sempurna seperti kala menghajar Real Zaragoza 4-2, Senin (23/3). “Kami tak boleh kehilangan angka, apalagi Madrid akan menghadapi lawan berat, Getafe, sehari sesudah kami main. Jadi kami akan merebut posisi klasemen, sembari melihat mereka berlaga. Apapun hasilnya, yang jelas saya tidak ingin kami kalah di akhir lomba,” terang Pelatih Barca, Josep Guardiola, di
Marca. Meski bermain tanpa Gerrard Pique yang dihantam cedera saat menghadapi Zaragoza, pasukan Catalonia tak akan terpengaruh dengan hasil seri 1-1 pada pertemuan pertama. Kini, publik hanya ingin mengetahui siapa yang menjadi pendamping Messi dalam menjebol gawang lawan. “Kami sudah tahu Messi tetap akan superior, hanya itu cukup menggangu kami karena Barcelona bukan Messi seorang, jadi kami menunggu kejutan baru,” tulis seorang Barcelonistas di situs klub. Sang penulis memang benar, trigol kedua dalam sepekan, membuat Messi sukses melesakkan 11 gol dalam lima partai. Catatan ini menjadikan dia mengoleksi 25 biji.
AP PHOTO/SCHALK VAN ZUYDAM
UJICOBA PENGAMANAN - Sebanyak 50.000 orang memenuhi Stadion Cape Town yang akan menjadi tuan rumah Piala Dunia 2010 di Cape Town, Afrika Selatan, Selasa (23/3). Kegiatan ini dilakukan sebagai ujicoba pengamanan oleh pihak keamanan sebelum Piala Dunia 2010.
TOTTENHAM
VS
“Bagi saya Messi lebih bagus dari Maradona. Maradona memang bagus, tapi untuk Messi sudah memberikan sesuatu yang sangat besar dari seorang pesepakbola,” komentar striker muda Barca, Pedro Rodriguez. El Barca boleh berbangga dengan Messi, tapi dalam urusan pengoleksi gol, kubu Camp Nou masih kalah kelas dibanding sang rival sejati, Real Madrid. Barca hanya punya Messi, sementara Madrid sudah punya Cristiano Ronaldo, Gonzalo Higuain, Kaka, dan Karim Benzema. Paling banter pendamping Messi adalah Zlatab Ibrahimovic, yang baru mengoleksi 13 gol. Hal itu juga disadari Guardiola. Kini, ia mengaku makin rajin menggunakan formasi di latihan tanpa Messi. Di sana ada Pedro, Bojan Krkic, dan Thierry Henry, bahkan Jeffren Suarez. “Saya harus mengadopsi pelbagai pola, suatu saat Leo harus beristirahat, dan alternatif itu ada pada Pedro, Bojan dan Thierry,” tegas Guardiola. Sementara kubu Osasuna berada dalam lingkup persimpangan. Bermain frontal jelas merugikan fisik, terlalu defensif makin membuat mental jatuh. “Kami ingin menyimpan tenaga untuk minggu depan, kami harus mengalahkan Almeria untuk jauh dari degradasi,” ucap Entrenador Osasuna, Jose Antonio Camacho, seperti sudah pasrah. (Persda Network/bud)
FULHAM
Andalkan Gudjohnsen BADAI cedera pemain menghantan skuad Tottenham Hotspur jelang laga krusial menghadapi Fulham pada laga ulangan babak perempatfinal Piala FA di Stadion White Hart Lane, Kamis (25/3) dinihari. Krisis paling parah terjadi di barisan penyerang. Jermain Defoe dan Roman
Eidur Gudjohnsen
Puncak prestasinya adalah meraih gelar ganda pada musim 2001-2002 dengan mengawinkan juara Premier League dan Piala FA. Henry juga menjadi top scorer dengan 32 gol. Berkat penampilannya yang fenomenal, Henry makin dicintai pendukung The Gunners. Ban kapten sempat tersemat di lengannya dengan menggantikan Patrick Vieira. Bahkan ia mendapat julukan The King. Bersama Arsenal, Henry seolah menemukan jati dirinya. Setelah melewati musim yang buruk bersama Juventus, ia mampu mengembalikan kepercayaan diri dan performanya bersama Arsenal, yang kala itu masih bermarkas di Highbury. Karena itu pula ia merasa berutang budi pada Arsenal setelah memutuskan bergabung bersama
Pavlychenko dipastikan tidak bisa memperkuat Spurs. Tapi kondisi ini tak membuat Pelatih Spurs Harry Redknapp khawatir. Ia masih memiliki dua striker andalan Peter Crouch dan Eidur Gudjohnsen. Crouch mungkin tidak diragukan lagi kemampuannya untuk menjebol gawang lawan tapi mengandalkan Gudjohnsen rasanya cukup riskan, mengingat sang penyerang sudah gaek. Namun Redknapp sama sekali tidak khawatir dengan kemampuan mantan penyerang Chelsea dan Barcelona tersebut. “Dari segi teknik, dia adalah pemain yang sangat top. Gudjohnsen tidak mungkin bisa bermain untuk Chelsea dan Barcelona jika dia bukan pemain yang besar,” kata Redknapp dilansir timesofindia. Selain dua penyerang andalan, Redknaap juga tidak bisa memainkan Tom Huddlestone, Aaron Lennon, David Bentley, dan Jermaine Jenas yang semuanya mengalami cedera. Laga ulang digelar setelah kedua bermain imbang 0-0 di Craven Cottage, Minggu (7/3). Spurs sangat berharap bisa melaju
AP PHOTO
ke semifinal. Tapi mereka mendapatkan tantangan dari gelandang Fulham Jamie O’Hara yang tak lain adalah mantan pemain Spurs. “Ini sangat menegangkan karena untuk pertama kali saya berharap Spurs kalah. Saya selalu mendukung mereka tapi sekarang saya ingin mendapatkan kemuliaan, saya ingin Fulham melaju lebih tinggi lagi,” kata O’Hara.(Persda Network/cen)
Data Fakta Jadwal Kamis (25/3) dinihari z Piala FA (Perempatfinal) Tottenham vs Fulham z Premier League Man City vs Everton Aston Villa vs Sunderland Portsmouth vs Chelsea z La Liga Spanyol Almeria vs Zaragoza Barcelona vs Osasuna Santander vs Mallorca Tenerife vs Villarreal Valladolid vs Espanyol Valencia vs Malaga z Serie A Italia Atalanta vs Cagliari Bari vs Sampdoria Bologna vs AS Roma Catania vs Fiorentina Genoa vs Palermo Inter Milan vs Livorno Lazio vs Siena Parma vs AC Milan Udinese vs Chievo
AS PARMA
Barcelona pada Juni 2007 dengan transfer 16,1 juta poundsterling. Dan keputusan Henry pindah ke Barca bisa diterima dengan lapang dada. “Ikatan yang saya miliki dengan pendukung Arsenal tak mungkin saya dapatkan di tempat lain, karena saya tak berpikir akan bermain dalam periode selama itu (delapan tahun) untuk tim lain. Saya semakin tua,” ujarnya. Lebih jauh, Henry, Arsenal, dan Barcelona punya pertalian sejarah pahit yang terjadi pada final Liga Champions 2006. Saat itu Barca mengalahkan Arsenal 2-1. Bagi Henry, akan menjadi ironi, bila kini ia menjadi bagian sebuah pasukan yang pernah dan akan menghancurkan mimpi juara Arsenal. Ia tak sampai hati kembali mendepak The Gunners. (Persda Network/ka7)
VS
Data Diri Nama: Thierry Daniel Henry Panggilan: Titi Lahir: Les Ulis, Essonne, Perancis, 17 Agustus 1977 (32 th) Tinggi: 188 cm Klub: Barcelona Posisi: Striker/Winger Nomor: 14 Kebangsaan: Perancis
AC MILAN
Hantu Crespo-Inzaghi PARMA tengah merajut asa menuju zona Europa League musim depan, sedangkan AC Milan bersemangat mengintip kelengahan Inter Milan untuk menggapai gelar Scudetto, yang terakhir kali diraih enam musim silam. Itulah background pertemuan kedua tim. Tak pelak, pertarungan di Stadion Ennio Tardini, Kamis (25/3) dinihari, menjadi jalan menuju pengejawantahan harapan tersebut. Kemenangan akan memuluskan ambisi mereka. Pertempuran sengit bakal berlangsung di lini depan. Dua pemain yang sama-sama dibesarkan Parma bakal saling berseteru, Hernan Crespo dan Filippo Inzaghi. Bumbu panas pun sudah dilayangkan Inzaghi. Super Pippo sangat yakin, tahun ini timnya bakal meraih gelar Scudetto dengan cara dramatis. Gelar tersebut akan dipersembahkan pada David Beckham dan Alessandro Nesta. “Seluruh skuad ingin menang dan segera menyalip Inter di klasemen. Kini saya sudah fokus untuk partai melawan Parma, ini adalah partai kunci karena akhir minggu nanti Inter berjumpa AS Roma. Jadi, kami
harus pastikan kemenangan terlebih dulu di Ennio Tardini,” ungkap Inzaghi di ESPN Sports, kemarin. Striker berusia 36 tahun ini mengaku menghadapi Parma menjadi tantangan. Inzaghi pernah menjadi bagian Il Ducali pada musim 1995-1996 dengan mencetak dua gol dalam 15 partai. Pelatih AC Milan, Leonardo, mengakui pengalaman Inzaghi masih menjadi faktor pendukung. Apalagi Il Diavollo Rosso sudah pasti kehilangan striker utama, Alexandre Pato dan Marco Boriello.
Inzaghi, Ronaldinho, Clarence Seedorf, Mathieu Flamini, dan Andrea Pirlo akan menjadi sumbu penyengat Milan terhadap tuan rumah Parma. “Kami akan bermain ofensif seperti halnya menghadapi Napoli, bedanya antarlini dan efektivitas menjadi perhatian perbaikan kami di sana,” tutur Leonardo. Kubu tuan rumah tak kalah sengit. Asa mereka ke Europa League masih terbuka, mengingat selisih dengan Juventus dan Palermo
hanya enam poin. “Ini pertaruhan kami sebagai tim dari Seri B. Seri melawan Bari adalah modal besar, dan saya pikir pasukan kami juga sudah siap tempur,” tegas Pelatih Parma, Fransesco Guidolin. Pelatih yang lama menangani Palermo ini mengandalkan Crespo sebagai tokoh kunci. Crespo secara tegas menyebut, bakal memberi mantan klubnya itu kejutan istimewa. “Bermain bersama Parma mengandung memori yang luar biasa, dan saya ingin memberi hadiah luar biasa bagi mereka dengan lolos ke Eropa seperti yang pernah kami rasakan dulu,” ancam bomber gaek asal Argentina ini. Guidolin sudah menyiapkan formasi peralihan dengan Crespo dan Davide Lanzafame sebagai tandem, yang didukung pemain sarat pengalaman seperti Luis Jimenez, Damiano Zenoni, Paolo Castellini, dan Fransesco Valiano. (Persda Network/ bud)
Tiga Kuda Pacu Bersaing Sampai Akhir akhir minggu ini, lawan berat mereka MEMASUKI sembilan laga akhir, Serie A Italia, perburuan gelar berlangsung sangat hanya ada pada Fiorentina, Juventus, dan Italia musim ini makin seru dan ketat. ketat hingga akhir,” kata Sneijder dikutip Lazio. Satu lagi, calon juara susah diprediksi! Football Italia, Selasa (23/3). Sisanya seperti Bologna, Atalanta, Penyebabnya tak lain Jika Milan sukses Chievo Verona, dan Siena adalah sasaran adalah keteledoran Inter merebut posisi empuk. Namun satu yang patut Milan, yang memaksa dua teratas, itu pun diwaspadai kubu Giuseppe Meazza pesaingnya, AC Milan dan belum berakhir. z Inter Milan adalah jika mereka terus melaju di Liga AS Roma, sukses Mereka memiliki Champions. Tenaga dan konsentrasi mendekat. Padahal sampai jadwal yang cukup Posisi: 1 Poin: 60 bakal terganggu, dan ini bisa medio awal tahun 2010 ini, terjal, yakni tandang dimanfaatkan Milan dan Roma, yang selisih Inter dengan para ke Cagliari, tim yang hanya fokus pada Serie A. pesaing sempat menembus secara tradisional z AC Milan Kuda pacu terakhir yang bisa menjadi angka 11. sangat sulit Posisi: 2 kejutan tak lain AS Roma. Di sisa laga, Il Sayang penampilan dikalahkan skuad Poin: 59 Lupi harus menghadapi Bari, Atalanta, instabilitas Javier Zanetti Leonardo. derby della capitale versus Lazio, Sampdoria, dkk membuat momen itu Dua pekan z AS Roma Parma, Cagliari, dan Chievo. hilang, saat lawan-lawan kemudian berlaga di Posisi: 3 Mirko Vucinic dkk paling banter akan mereka menampilkan kandang Sampdoria, Poin 56 mendapat perlawanan keras saat performa terbaik. Inter yang tandang ke Palermo, bertempur dengan Sampdoria dan Lazio. memimpin klasemen masih menjamu dua Jika Inter dan Milan terpeleset, bukan dengan poin 60, bahkan tim raksasa, tidak mungkin pasukan Serigala ibukota kini hanya berselisih satu angka dengan Fiorentina dan Juventus, serta sekali ini menyalip di tikungan terakhir. penantang serius AC Milan. tandang ke Genoa. Diperkirakan, AC “Gelar Scudetto masih mungkin kami Sementara tim asal ibukota, AS Roma, Milan bakal tersandung paling tidak di dapatkan, bahkan meskipun Inter mengintip peluang, berjaga-jaga tangan Juventus, Genoa, Palermo, dan menjadi favorit,” tegas bek Roma, John keduanya lengah. Roma kini teraput Sampdoria. Arne Riise, yang meminta rekan setimnya empat anka dari Inter, dan tiga poin dari Inter Milan? Skuad Jose Mourinho ini fokus untuk mengalahkan Bologna. Milan. sangat diuntungkan dengan jadwal. (Persda Network/bud) Urusan siapa yang akan meraih Scudetto Selepas menghadapi duel seru di Roma pun diprediksi makin panjang, bahkan bisa sampai akhir partai, alias giornata ke-38. Penyebabnya tak lain musuh masingmasing tim di sisa laga tergolong seimbang. Pertengahan pekan ini, Kamis (25/3) dinihari, ketiga kuda pacu tersebut akan kembali memulai pertarungannya di jalur juara. Inter akan menjamu Palermo, Milan tandang ke Parma, dan Roma melawat ke kandang Bologna. Namun kunci pertarungan akan dimulai minggu depan, saat AS Roma menjamu Inter Milan, sementara Milan bertemu Lazio. Kemungkinan perubahan klasemen sudah terbuka mulai akhir pekan ini jika hasil akhirnya Roma-Inter seri sementara Milan menekuk Biancocelesti. “Roma adalah lawan kami dalam perburuan tricolor (lambang scudetto INTER.IT LATIHAN - Pemain Inter Milan latihan di Milan, Italia, Selasa (23/3). Inter akan berbentuk bendera Italia). Pertandingan menghadapi Palermo untuk mengawali persaingan menjadi Scudetto Serie A Italia. itu akan sangat menentukan Scudetto. Di
Tiga Kuda Pacu
Kids
BANGKA POS
19 21
RABU RABU 24 MARET 24 MARET 20102010
MAJALAH XY Kids edisi 17 kali ini akan memberikan tips bagaimana membuat pameran di sekolah sendiri, mulai dari jual komik buatan sendiri dan juga trading mainan yang kamu miliki. Bagi yang gemar menonton film, edisi kali ini akan melakukan pembahasan film “How To Train Your Dragon”. Penasaran dengan karakter dan para pengisi suara dari film ini ? akan dibahas tuntas dalam XYnema . Mau mendapatkan informasi terbaru tentang mainan yang sedang in ? Hotwheels Speed Machine, akan diulas dalam rubrik Toyz!. Kembalinya Ryu akan direview dalam games Street Fighter IV hadir di rubrik X Play!. XY Kids juga akan mengajak kamu ke kediaman Kevin Aprilio untuk melihat bagaimana keseharian dan mainan apa yang dimiliki. Ayo jangan lewatkan XY Kids edisi 17 yang terbit tanggal 25 Maret 2010. Terbit: 25 Maret 2010 Harga: Rp. 15.000 (Jawa, Bali, NTT) dan Rp. 16.000 (Luar P.)
Jangan Tergoda Makanan Berwarna Ngejreng! Banyak anak-anak yang begitu mudahnya tertarik membeli makanan, entah itu jajanan, atau minuman, berawal karena terpikat oleh tampilan warnanya yang ngejreng alias menyala. Yang pertama menarik memang selalu unsur warna dan kemasannya, bila makanan itu beraroma, tentu aroma pun menjadi pemicu kita untuk membeli makanan tadi. Tapi waspadalah bahaya pewarna makanan sembarangan. Jangan sampai mabuk atau mendadak sakit karena keracunan pewarna tekstil yang disalahgunakan dalam aneka jajanan anak-anak.... MEMANG, warna merupakan daya tarik terbesar setelah aroma. Aroma yang wangi, rasa yang lezat, dan tekstur yang lembut bisa jadi akan diabaikan jika warna dari makanan itu tidak menarik atau tidak sesuai dengan apa yang diharapkan dari makanan itu. Mana yang anda pilih minuman es dengan sirop berwarna merah muda, atau merah menyala? Atau manakah yang Anda pilih kue lapis berwarna merah, hijau, dan coklat, atau kue lapis yang berwarna merah muda sekali?
Tanpa kita sadari, pilihan awal pasti makanan dan minuman yang berwarna terang. Warna sirup merah atau merah jambu terkesan lebih manis dibanding-
kan sirop yang berwarna merah muda. Warna seolah mewakili rasa. Itu semua yang terjadi pada kita, orangtua. Bisa dibayangkan bukan, perilaku anak-anak ketika melihat jenis makanan warnawarni yang dijual di sekolahnya. Kalau kita yang dewasa saja tidak berpikir ulang tentang bahaya di balik warna ‘ngejreng’ makanan, bagaimana kita bisa berharap anak-anak kita memilih makanan secara hati-hati? Yang menjadi permasalahan, banyak sekali makanan dengan pewarna sintetis. Bahkan banyak produsen makanan yang menggunakan pewarna yang sebenarnya hanya untuk pewarna tekstil, pewarna kertas dan pewarna kayu. Pewarna sintetis digunakan karena selain warna warni yang dihasilkan lebih cerah, juga harganya sangat murah. Jenis makanan yang biasanya menggunakan pewarna sintetis seperti jeli, agar-agar, sirop, minuman kemasan, gorengan, kue-kue
Sayangnya, Yang Alami Justru Ditinggalkan TUJUAN utama penggunaan pewarna untuk makanan adalah agar makanan menarik perhatian. Karena orang ingin menyantap sesuatu karena tertarik pada penampilan dan warna. Warna memang sangat besar pengaruhnya dalam menggugah selera. Sayangnya, saat ini banyak pembuat makanan meninggalkan pemakaian pewarna makanan . Zat pewarna makanan umum digunakan di seluruh dunia. Di Indonesia, sebelum zat pewarna sintetis ditemukan dengan mudah, orang menggunakan pewarna makanan yang terbuat dari bahan
alami. Zat pewarna alami didapat dari rempah-rempah, daun atau buah-buahan. Misalnya untuk mendapatkan warna hijau, kita dapat menggunakan daun suji atau daun pandan. Sedang warna kuning berasal dari kunyit. Untuk mendapatkan warna merah, orang dapat menggunakan daun jambu batu. Tetapi mengapa saat ini banyak produsen makanan memilih menggunakan zat pewarna sintetis? Bagi produsen makanan, apalagi yang berskala kecil seperti tukang makanan yang biasa mangkal di depan sekolah, tentu merepotkan
Rhodamin B: 1. Bisa menyebabkan iritasi saluran pernafasan bila terhirup
Lembar Kegiatan ORI Edisi Maret 2010 Terbit: 23 Maret 2010 Harga Jual: Rp 9.000,Lembar Kegiatan ORI adalah buku kerja untuk anak-anak prasekolah dan awal sekolah yang seluruh kegiatannya disusun untuk membantu mengembangkan kemampuan kognitif, motorik, bahasa, dan seni anak-anak. Acuan yang dipakai adalah Kurikulum Berbasis Kompetensi yang sangat responsif terhadap tumbuh-kembang intelegensia anak. Lembar Kegiatan ORI edisi Maret 2010 ini bertema “Rekreasi”. Di dalamnya, anak diajak mengenal berbagai kegiatan yang berhubungan dengan tema tersebut, dan setiap kegiatan disampaikan melalui ilustrasi menarik. Salah satu kegiatan menarik yang ada di Lembar Kegiatan ORI edisi Maret 2010 ini adalah Percobaan “Menghias Kertas Surat dan Amplop Surat”, Menyusun Huruf, dan Mewarnai. Jadi jangan lewatkan Lembar Kegiatan ORI Edisi Maret 2010 ini yaaa!
bila harus membuat pewarna makanan sendiri. Selain itu menggunakan pewarna makanan, selain mahal harganya, juga warnanya tidak secerah dan semenarik pewarna kimia atau pewarna sintetis. Misalnya, kerupuk yang menggunakan pewarna alami kuning, ketika digoreng maka warna kuning pada kerupuk akan memudar. Yang kemudian membahayakan adalah, para pedagang makanan ini tidak memperdulikan takaran, karena alasan tidak tahu atau pun karena alasan mengejar penampilan dagangan mereka. Padahal menggunakan zat pewarna kimia jelas berbahaya bagi kesehatan. Pilihan terbaik tentu saja tetap pewarna alami. Pewarna alami tidak menimbulkan efek negatif pada tubuh. (Retnowati/Editor Kids, Gramedia Majalah. Foto: Istimewa)
Bisa Bikin Pencernaan Terganggu Berat MENURUT Badan Pengawas Obat dan Makanan RI, pemerintah sebetulnya sudah melarang penggunaan pewarna sintetis untuk mewarnai makanan melalui Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1168/Menkes/ PER/X/1999. Zat pewarna sintetis atau kimia yang banyak dipergunakan untuk makanan adalah rhodamin B untuk pewarna merah dan Metanil Yellow,untuk warna kuning. Rhodamine B sebetulnya zat pewarna yang dipergunakan oleh pabrik tekstil, yaitu untuk memberi warna bahan kain atau pakaian. Memang campuran zat pewarna ini akan menghasilkan warnawarna yang cerah dan menarik. Selain untuk industri tekstil, rhodamine juga dipergunakan oleh pabrik kertas. Jenis makanan yang sering menggunakan pewarna merah ini adalah kerupuk, sambal botol, sirup, dan terasi. Hati-hati juga dengan makanan yuang berwarna kuning cerah seperti yang bisa kita temukan pada mi, tahu, snak, jajanan tradisional, dan kerupuk. Bila makanan berwarna kuning cerah, tetapi warnanya tidak merata, bisa jadi makanan tersebut menggunakan pewarna sintetis metanil yellow. Pewarna sintetis berwarna kuning ini sama bahayanya dengan rhodamin B.
basah, saus sambal dan saus tomat, kerupuk, mi, dan jajanan tradisional. Pernahkah anda membayangkan berapa banyak ‘racun’ masuk ke dalam tubuh kita dan terutama anak-anak dalam sehari? Sebut saja makanan yang biasa mereka konsumsi, seperti permen, jeli dan minuman dalam kemasan gelas yang warna-warninya sangat menarik. Anak-anak tentu lebih tertarik menyantap makanan yang berwarna-warni. Mereka terkadang tidak memperdulikan bagaimana rasa makanan atau minuman yang ingin mereka beli Selain pewarna buatan, kadang makanan kita sudah ‘teracuni’ dengan bermacam-macam bahan kimia seperti penyedap buatan, pemanis buatan, pengenyal, dan sebagainya. Sebelum menularkan kesadaran bahaya pewarna makanan kepada anak-anak, kita harus memberi contoh dalam memilih makanan dan minuman.(Retnowati/Editor Kids, Gramedia Majalah. Foto: istimewa)
2. Menyebabkan iritasi kulit, bila terkena pada kulit. 3. Iritasi mata dan mata kemerahan bilka terkena pada mata. 4. Iritasi saluran pencernaan dan keracunan, terutama bagi mereka yang sensitif. 5. Menimbulkan gangguan pada hati yang dapat menyebabkan kanker hati bila dikonsumi dalam jangka panjang. Metanil kuning: 1. Menimbulkan iritasi pada saluran pernafasan bila terhirup. 2. Menyebabkan gangguan pada mata bila mengenai mata. 3. Menyebabkan mual, muntah, sakit perut, diare, rasa panas pada tubuh bila tertelan. 4. Kanker pada kadung kemih dan saluran kemih bila tertelan secara terus menerus. (Retnowati/Editor Kids, Gramedia Majalah)
Ancaman Nikmatnya Perasa Buatan JANGAN dikira bila di dalam kemasan makanan atau minuman tertulis “Rasa…” itu benar-benar dari bahan yang dimaksud. Misalnya rasa jeruk, itu bukan berasal dari jeruk asli, tetapi menggunakan bahan kimia, yang biasanya disebut pewarna dan perasa sintetis. Perasa biasanya disesuaikan dengan rasa yang diinginkan. Misalnya untuk rasa jeruk diberi warna oranye, rasa stroberi dengan warna merah, rasa nanas dengan warna kuning, rasa pandan dengan warna hijau, dan seterusnya.Adapun enis makanan yang menggunakan pewarna dan perasa sintetis ◗ Kerupuk ◗ Makanan ringan ◗ Permen ◗ Sosis ◗ Biskuit ◗ Saus tomat dan saus cabe
◗ ◗ ◗ ◗ ◗ ◗ ◗ ◗
Sirop Makaroni goreng Gorengan Cendol Minuman kemasan gelas Kue basah Ikan asap Terasi
Jangan Asal Sambar dan Lahap MEMBELI aneka jajanan asal jangan main sambar dan lahap. Berikut beberapa panduan dalam memilih makanan sehat: 1.Pilih makanan dan minuman yang tidak mencolok warnanya. Semakin terang warnanya bisa dicurigai semakin banyak menggunakan pewarna non makanan. 2.Jangan dimakan atau diminum bila makanan dan minuman mempunyai warna yang tidak rata dan meninggalkan banyak titik-titik yang lebih gelap. Konsidi ini banyak dijumpai pada kerupuk dengan pewarna kuning. 3.Baca jenis dan jumlah pewarna yang terdapat dalam kemasan. 4.Perhatikan setiap kemasan produk. Pastikan makanan tersebut mandapat izin dari BPOM (Badan Pengawas Obat dan Makanan). (Retnowati/Editor Kids)
Pakai Saja Daun Pandan atau Kunyit BAGAIMANA bila kita sendiri yang ingin menggunakan pewarna untuk makanan buatan sendiri? Membuat pewarna makanan sendiri adalah yang terbaik. Memang agak rumit, repot dan memakan waktu. Tetapi bila itu untuk kesehatan jangka panjang, mengapa tidak? Pewarna alami bisa dibuat dari bahan yang ada di sekitar kita. Indonesia sebetulnya mempunyai ratusan bahkan ribuan pohon yang dapat digunakan sebagai pewarna makanan dan pakaian. Pewarna alami dari pohon dapat diperoleh mulai dari buah, daun, akar, bunga, biji, dan getahnya. Untuk warna hijau,
kita bisa menggunakan perasan daun suci atau daun pandan serta kunyit. Pewarna daun ini meninggalkan wangi yang alami. Warna cokelat, bisa menggunakan bubuk cokelat, atau caramel buatan sendiri. Caramel dibuat dari gula pasir yang digosongkan sedikit, selain aromanya yang wangi, caramel ini juga lebih sehat. Untuk warna kuning, kita bisa menggunakan perasan kunyit. Sedang warna merah bisa didapat dari beras merah (angkak). buah stroberi atau sari buah tomat. Warna ungu bisa didapat dari perasan buah anggur. (Retnowati/Editor Kids, Gramedia Majalah)
20
community news
RABU 24 MARET 2010
BANGKA POS
Maskot dan Logo Resmi Dilaunching Q Tri Sukses Porprov III di Basel
ACARA launching maskot dan logo Porprov III, 2010 yang dilaksanakan di komplek eks perkantoran Bupati lama Toboali, Bangka Selatan (Basel) berlangsung meriah, Senin (22/3) pagi. Dihadiri oleh Gubernur Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Eko Maulana Ali, Bupati Basel Justiar Noer dan wakilnya beserta seluruh pejabat Muspida di jajaran Provinsi Babel, Pemkab Basel dan seluruh pejabat KONI, acara Launching maskot dan Logo Porprov III 2010, diawali dengan gerak jalan sehat. Acara tersebut dilepas langsung oleh Gubernur Babel, yang diikuti oleh ratusan pelajar serta masyarakat Bangka Selatan dengan berseragam kaos putih yang telah terpampang gambar Bang Tatir sebagai maskot dan logo Porprov III Babel 2010. Dalam sambutannya, Gubernur Babel menjelaskan arti penting kegiatan launching maskot dan logo dalam rangka menyukseskan pagelaran pesta olahraga provinsi ini. “Karena Porprov merupakan sebuah event yang sangat bergengsi yang mampu mela-
hirkan atlet-atlet diharapkan dapat berprestasi diajang nasional atau bahkan internasional sehingga mengangkat nama daerah ditingkat yang lebih tinggi,” Kata Gubernur Babel Eko Maulana Ali, Senin (22/3). Mengenai maskot dan stiker logo Porprov III, Eko mengungkapkan apresiasi yang tinggi kepada panitia yang telah menyelenggarakan kegiatan launching ini. Nilai-nilai yang terkandung dari maskot dan logo itu harus menjadi spirit bagi semuanya. “Logo orang sedang ‘nyungkur’ lengkap dengan tujuh gelombang yang dinamis dan menandakan tujuh kabupaten/kota. Sebuah lambang yang dapat menyatukan kita sebagai sebuah provinsi, yakni Provinsi Bangka Belitung”, tambahnya lagi. Selain itu, Eko juga mengungkapkan Pemkab Basel telah siap kesiapan yang telah dilakukan, guna suksesnya pelaksanaan Porprov yang akan diselenggarakan pada 17-26 Juli nanti. “Melalui acara ini, kita dapat menilai, Pemkab Basel sudah siap menjadi tuan rumah di acara bergengsi ini. Untuk itu
saya menghimbau kepada seluruh komponen masyarakat Babel untuk memberikan dukungan penuh kepada pemerintahan Kabupaten Basel agar dapat menyelenggarakan Porprov,” ucap Eko. Sementara itu, dalam kesempatan yang sama, Bupati Basel Justiar Noer mengucapkan rasa terima kasihnya kepada semua pihak yang telah mempercayakan kabupaten Bangka Selatan sebagai tuan rumah. “Kepercayaan ini lah yang akan kami bayar dengan bekerja penuh rasa tanggungjawab sehingga Tri Sukses yang ditargetkan bisa tercapai, yakni sukses pelaksanaan, prestasi dan pemberdayaan masyarakat”, kata Justiar. Dalam acara ini, Gubernur, Bupati beserta pejabat KONI melakukan pembunyian sirine dan pelepasan balon ke udara tanda peresmian secara simbolis maskot dan Logo Porprov Babel III 2010. Selain itu, dilakukan juga penempelan stiker maskot dan logo secara simbolis di mobil dinas Gubernur Babel, Bupati Basel, Ketua Umum Penyelenggara, Ketua KONI Provinsi dan Sekda Basel. (K5)
MEGA
KIBARKAN BENDERA START - Gubernur Bangka Belitung, Eko Maulana Ali hendak mengibarkan bendera start saat launching logo dan maskot Porprov III Babel.
MEGA
MEGA
FOTO BERSAMA - Gubernur, Bupati, Sekda, Ketua KONI Provinsi dan Bangka Selatan serta Ketua DPRD Basel berfoto bersama saat launching logo dan maskot Porprov III Babel, Senin (22/3/2010).
LAUNCHING - Gubernur kepulauan Bangka Belitung, Eko Maulana, Bupati Basel Justiar Noer dan Ketua DPRD Basel menekan sirine tanda peresmian launching logo dan maskot Porprov III 2010, Senin (22/3/2010).
MEGA
MEGA
MEGA
MEGA
DOA BERSAMA - Peserta gerak jalan sehat melakukan doa bersama di garis start sesaat sebelum dimulai, Senin (22/3/ 2010).
SERAH STICKER - Bupati Basel Justiar Noer menyerahkan spanduk dan sticker Porprov III 2010 kepada tujuh camat di wilayah Kabupaten Basel.
TEMPELKAN STICKER PORPROV - Bupati Bangka Selatan, Justiar Noer menempelkan sticker logo dan maskot Porprov III 2010 di mobil dinasnya.
IRINGI PESERTA - Bang Tatir dan MC Dodo mengiringi peserta jalan sehat dengan tronton saat launching Porprov III Babel 2010.
CMY
Harian Pagi
POS BELITUNG A POS BANGK GROUP
S
RABU, 24 MARET 2010 ● NOMOR 293 TAHUN IX
Eceran Rp. 3.000 Langganan Rp. 62.000 ●12
http://www.bangkapos.com
HALAMAN
AL Tahan Ribuan Kubik Kayu ■ Diangkut Dalam Tongkang ■Dikawal Dua Anggota Polair
SMS Jawaban Anggap Angin Lalu Lulus, Puasa Satu Minggu
■ Kecil Kemungkinan Soal Bocor TANJUNGPANDAN, POS BELITUNG - Beredarnya SMS berisi jawaban UN di kalangan siswa di Pangkalpinang, dianggap angin lalu. Para siswa diwanti-wanti agar tidak mudah mempercayai SMS jawaban yang kemungkinan beredar. Tentang kemungkinan beredar jawaban UN via SMS
BELINYU, POS BELITUNG Ribuan kubik kayu diamankan TNI AL dari sebuah tongkang saat melintas di sekitar perairan Tanjung Ular, Muntok, Senin (22/3). Penangkapan kayu yang diduga hendak diselundupkan ke luar Bangka ini terjadi sekitar pukul 10.00 WIB. Awalnya TNI AL menerima laporan dari stasiun pemancar milik TNI AL bahwa ada satu unit tug boat bertuliskan TB ERINA II sedang masuk perairan Selat Bangka atau pada jarak 5 mil dari perairan Tanjung Ular
ikut diterima siswanya, Kepala Sekolah SMA Muhamadiyah, Sutiawati mengingatkan agar siswa tidak langsung percaya jika seandainya ada diantara siswa mereka yang mendapatkan SMS tersebut. “Yang jelas sudah saya ● Bersambung ke halaman 7
POS BELITUNG/HAMDANI
MENJAWAB SOAL - Pelajar SMA Muhammadiyah Tanjungpandan menjawab soal Bahasa Inggris pada pelaksanaan UN hari kedua, Selasa (23/3).
BEL berbunyi tiga kali ketika waktu menunjukan pukul 10.00 WIB. Itu pertanda waktu untuk menjawab soal Bahasa Inggris pada pelaksanaan ujian nasional (UN) hari kedua, Selasa (23/ 3) kemarin berakhir. Selang beberapa menit, siswa-siswi SMA Muhammadiyah Tanjungpandan keluar
atau sekitar 60 mil dari titik perairan Belinyu. Tug boat berawak sekitar sembilan orang termasuk kapten kapal itu menarik tongkang yang dicurigai sedang mengangkut kayu gelondongan. Mendapat informasi tersebut, TNI AL segera melakukan pengecekan. Setelah posisi tongkang berhasil dideteksi, sejumlah anggota Armabar TNI AL dipimpin Mayor Laut (P) Eka Prabawa meluncur ke ● Bersambung ke halaman 7
● Bersambung ke halaman 7
Belum Ada Laporan KKecurangan ecurangan UJIAN Nasional hari kedua, Selasa (23/3) berjalan lancar dan aman. Badia Perizade, Rektor Unsri sekaligus penanggung jawab pelaksana dan
pengawasan UN di Babel dan Sumsel menegaskan sejauh ini tidak ada laporan kebocoran maupun pelanggaran UN di Babel. “Pengawasan sudah luar
biasa dilakukan. Selain dari panitia sendiri, masyarakat sekarang juga mengawasi. Jadi Insya Allah sampai BANGKA POS/IST
TONGKANG KAYU - Tongkang berisi kayu yang diamankan TNI AL di perairan Tanjung Ular, Senin (22/3).
● Bersambung ke halaman 7
Ayo...!!! Sukseskan
PORPROP BABEL III 2010 Di Toboali Negeri Junjung Besaoh Kabupaten Bangka Selatan 17 Juli 2010 s/d 26 Juli 2010
KONI BANGKA SELATAN
Dua Kandidat Tetap Urus SKCK 50 Persen Terumbu Karang Rusak ■ Jamro Makin Dekati Nursyamsu
P
A
MANGGAR, POS BELITUNG - SuIL U K A D rat keteranEM gan catatan kepolisian (SKCK) dianggap buBELTIM kan lagi bagian dari persyaratan kelengkapan berkas pendaftaran pasangan calon bupati dan calon wakil bupati. Walau begitu, dua pasangan kandidat bakal calon (balon) yang mendaftar ke Pemilukada Beltim 2010, tetap saja mengurus kelengkapan berkas SKCK tersebut. Catatan di Satuan Intelkam Polres Beltim hingga Selasa (23/3) menyebutkan ada dua pasang balon bupati dan balon wakil bupati yang mengajukan permohonan pembuatan SKCK. Pasangan tersebut, yakni pasangan Basuri Tjahaja Purnama-Zarkani Mukri yang diusung Partai Golkar, serta pasangan Haryoso-Ruswandi
2010
Bila ada permohonan untuk pembuatan SKCK dari pasangan calon tetap kita layani AKBP RAJENDRA SUMIHAR Kapolres Beltim
Sugeng yang diusung PDI Perjuangan. “Sudah selesai pembuatan SKCKnya hari ini (kemarin-red). Kami tetap membuat SKCK untuk antisipasi, kalau nantinya diminta atau dipergunakan sebagai dasar untuk mendapatkan surat keterangan lainnya, yang menjadi persyaratan kelengkapan berkas pendaftaran,” jelas Haryoso kepada Grup Bangka Pos, Selasa (23/3). Syarat SKCK dianggap bukan lagi bagian dari persyara-
tan kelengkapan berkas pendaftaran calon sebagaimana diatur dalam UU Nomor 12 Tahun 2008, PP Nomor 49 Tahun 2008 serta Peraturan KPU Nomor 68 tentang Pencalonan bupati dan wakil bupati. Haryoso mengatakan dari beberapa surat keterangan yang dikeluarkan oleh Pengadilan Negeri Tanjungpandan yang menjadi syarat pencalonan juga sudah diperoleh, diantaranya surat keterangan tidak sedang dicabut hak pilih, surat keterangan tidak pernah dihukum pidana selama lima tahun penjara yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap dan surat keterangan lainnya, tidak memerlukan SKCK untuk mendapatkan surat keterangan tersebut. Haryoso menyatakan tetap akan membawa SKCK untuk mengurus surat keterangan tidak pailit yang dikeluarkan ● Bersambung ke halaman 7
CMY
eksplorasi terumbu karang yang dilakukan oleh Universitas Bangka Belitung (UBB) periode 2007 hingga 2010. “Lebih dari 50 persen ekosistem terumbu karang yang telah dilakukan pengamatan di Pulau Bangka mengalami kerusakan. Mulai dari penurunan tutupan karang hidup hingga tertimbunnya eko-
PANGKALPINANG, POS BELITUNG - Lebih dari 50 persen ekosistem terumbu karang di Pulau Bangka rusak akibat sedimentasi dari penambangan timah di laut. Hanya di wilayah Belitung dan Belitung Timur, kondisi terumbu karang masih dinyatakan bagus. Demikian kesimpulan hasil
sistem karang akibat sedimentasi yang parah,” kata Ketua Tim Eksplorasi Terumbu Karang UBB, Indra Ambalika, Selasa (23/3). Ancaman kerusakan terumbu karang semakin parah akibat penambangan timah di laut yang tidak terkontrol. ● Bersambung ke halaman 7
Rekomendasi Tim Eksplorasi UBB 1 FOTO DOKUMENTASI DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KABUPATEN BELTIM
TERUMBU KARANG - Salah satu jenis terumbu karang yang berada di perairan sekitar Pulau Siadong, Kabupaten Beltim.
Dibuat kawasan penambangan dan kawasan konservasi terumbu karang yang bebas dari dampak penambangan dengan jarak radius minimal 10 mil dari aktivitas penambangan laut. Setiap penambangan timah di laut yang radius jaraknya kurang dari 10 mil terdapat spot karang harus
2
melakukan program reklamasi dan rehabilitasi terhadap kerusakan ekosistem terumbu karang. Dikembangkan daerah-daerah perlindungan laut berbasis masyarakat agar spot-spot ekosistem terumbu karang ● Bersambung ke halaman 7
■ Tri Sukses Porprov III di Basel
ADVERTORIAL
WANITA 55 tahun ini mengacucu yang bernama Ni Ketut takan bahwa ia kena serangan Adi Supadmi ini. Dan akibat penyakit asam urat dari sakit maag-nya, dan maag sejak sekilambungnya sering tar setahun terakhir melilit sehingga ia ini. Akibat penyakit tidak berani memaasam uratnya itu, kan makanan yang menurut ibu dua pedas-pedas dan anak yang masih asam-asam. bekerja sebagai praSebelumnya tentu muniaga di sebuah sudah berbagai cara apotek di Jalan Raya yang dilakukan ibu Kuta, Kecamatan Ni Ketut A. Supadmi dua anak ini untuk Kuta selatan, Kabupaten Bamengatasi keluhannya itu. dung, Provinsi Bali, ini, ototNamun, sejak tiga bulan belaotot kakinya sering terasa sakangan ini, ia meminum Zenakit di saat ia berdiri. “Mungkin 600, sari bubuk kacang hijau karena dalam bekerja saya plus kedelai, secara rutin dua selalu berdiri. Dari tahun 1974 kali dalam sehari. Ternyata saya sudah bekerja dengan dengan bantuan produk itu berdiri,” ungkap nenek lima ke halaman 6
INDRA AMBALIKA Ketua Tim Eksplorasi Terumbu Karang UBB
■ Belitung dan Beltim Masih Bagus
Maskot dan Logo Resmi Dilaunching
BABEL la ade gizi buruk ulik, pasti kepala daerah akan saling lempar tanggung jawab. 081930846***
Sudah dari 1974 Bekerja dengan Berdiri Lama
Kapal keruk, kapal hisap dan TI apung, semuanya memberikan dampak kerusakan terhadap ekosistem terumbu karang,
CARA launching maskot dan logo Porprov III, 2010 yang dilaksanakan di komplek eks perkantoran Bupati lama Toboali, Bangka Selatan (Basel) berlangsung meriah, Senin (22/3) pagi. Dihadiri oleh Gubernur Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) Eko Maulana Ali, Bupati Basel Justiar Noer dan wakilnya beserta seluruh pejabat muspida di jajaran Provinsi Babel, Pemkab Basel dan seluruh pejabat KONI, acara Launching maskot dan Logo Porprov III 2010, diawali dengan gerak jalan sehat. Acara tersebut dilepas langsung oleh Gubernur Babel, yang diikuti oleh ratusan pelajar serta masyarakat Bangka Selatan dengan berseragam kaos putih yang telah ter-
A
pampang gambar Bang Tatir sebagai maskot dan logo Porprov III Babel 2010. Dalam sambutannya, Gubernur Babel menjelaskan arti
penting kegiatan launching maskot dan logo dalam rangka menyukseskan pagelaran pesta olahraga provinsi ini. “Karena Porprov merupakan sebuah event yang sangat bergengsi yang mampu melahirkan atlet-atlet diharapkan
mampu berprestasi diajang nasional atau bahkan internasional sehingga dapat mengangkat nama daerah ditingkat yang lebih tinggi,” Kata Gubernur Babel Eko Maulana Ali, Senin (22/3). Mengenai maskot dan stiker logo Porprov III, Eko mengungkapkan apresiasi yang tinggi kepada panitia yang telah menyelenggarakan kegiatan launching ini. Nilai-nilai yang terkandung dari maskot dan logo itu harus menjadi spirit bagi semuanya. “Logo orang sedang ‘nyungkur’lengkap dengan tujuh gelombang yang dinamis dan menandakan tujuh kabupaten/kota. Sebuah lambang yang dapat menyatukan kita sebagai sebuah provinsi, ● Bersambung ke halaman 7
KEPADA Pihak yang terkait: Mohon pelaksanaan UAN kali ini mulai tingkat SD - SLTA khusus pengawas ujian agar tidak membantu anak dalam mengerjakan soal2 dengan alasan apapun. agar nilainya nanti dapat dipertanggung jawabkan pada jenjang yang lebih tinggi, terimakasih. Peduli Pendidikan 081995312***
Selamat Pagi Provinsi! Pemkab Bantu 110 Unit PLTS Sebile ke terang benderang e?
Om
Posbel
2
RABU 24 MARET 2010
tribun belitung
Jadwal Sholat Tanjungpandan
POS BELITUNG
Subuh
Dzuhur
Ashar
Magrib
Isya
04:38
11:58
15:04
18:02
19:10
SUMBER : DEPARTEMEN AGAMA KANTOR KABUPATEN BELITUNG
■ Pemadam Kebakaran Kabupaten Belitung (0719) 22113 ■ Pemadam Kebakaran Kabupaten Beltim (0719) 91331 ■ Ambulan RSUD Kabupaten Belitung 081977824926 dan 081927635124 ■ Ambulan (RSUD) 081977824926 (a/n Wawan) ■ Ambulan (RSUD) 081927635124 (a/n Musa) ■ UGD RSBT (0719) 21865
Jalan Sudirman Manggar Bakal Diperluas ■ Warga Dua Desa Belum Tahu
Atasi Kekurangan Energi Listrik
Pemkab Bantu 110 Unit PLTS
PRODUK TERBARU
& KREDIT - BELITUNG
V. ISTANA AGUNG
T A N Data Pemasangan PLTS Data Pemasangan JUNGPANLampu Penerangan Tahun Lokasi Jumlah DAN, POS 2007 Kalimambang 1 Jalan Tenaga Surya BELITUNG Sungai Padang 2 Tahun 2007 - PemerinMembalong 5 Lokasi Jumlah tah KabuBadau 3 Tanjungpandan 20 p a t e n Selat Nasik 14 Badau 25 2008 Petaling 3 1 (Pemkab) Sijuk 24 Tanjungpandan 4 Belitung Selat Nasik 20 2009 Selat Nasik 15 melalui DiPetaling 2 0 Membalong 33 nas PertamSuak Gual 15 bangan dan SUMBER: MUHAMMAD IQBAL, KABID ENERGI & KETENAGALISTRIKAN.(K7) Energi (Distamben) di ruang kerjanya. ditempatkan dibawah panel mendistribusikan 110 unit Satu unit PLTS menurutnya, dan disalurkan melalui kabel pembangkit listrik tenaga seharga Rp 6 juta dan perawake rumah-rumah penduduk. surya (PLTS) kepada tan harus dilakukan sendiri se“Lihat hasil evaluasinya, kamasyarakat dari tahun 2007 cara swadaya, karena pemelau dengan sistem terpusat hingga 2009. rintah tidak menganggarkan maka masyarakat akan ringan SHS ini untuk membantu dana untuk perawatan. “Dari menanggung beban perawamasyarakat miskin yang daerDistamben kita bantu secara tannya, karena setiap bulan ahnya tidak tersentuh PLN. penuh kepada masyarakat dipungut iuran yang tidak terDan diperkirakan dalam jangsampai menyala, saya harap lalu besar. Seperti program ka waktu lima tahun mendamasyarakat melakukan perayang dari pemerintah pusat di tang tidak akan terlayani watan sendiri,” katanya. Rejosari, ada tiga puluh KK PLN7. PLTS merupakan paket Tahun 2010 ini menurut yang menggunakan,” tambah listrik tenaga surya untuk ruUbaidillah, distamben akan Kepala Bidang Energi dan mah penduduk dan program melakukan inventarisir dan Ketenagalistrikan Distamben ini difokuskan di pulau-pulau survei penggunaan PLTS di Belitung Muhammad Iqbal. terpencil. Kabupaten Belitung sebagai Lampu Jalan PLTS ini merupakan solusi bahan evaluasi program terseSelain listrik tenaga surya ununtuk mengatasi keterbatasan but. Karena mahalnya harga tuk rumah penduduk, pada energi listrik di daerah yang komponen peralatan tersebut Tahun 2007 juga dibuat lampu tidak terjangkau oleh peladan yang mendapat bantuan penerangan jalan dengan mengyanan PLN. Setiap unitnya program ini merupakan gunakan sistem tenaga surya berdaya 50 wattpower (WP) masyarakat miskin, maka pedengan kapasitas 50 WP diyang digunakan untuk mengmerintah juga memikirkan pasang pada 122 titik diseluruh hidupkan tiga titik lampu tentang perawatan fasilitas ini. Belitung. Harga tiap unit lampu berkapasitas 10 watt. “Sekarang akan kita invenpenerangan jalan dengan meng“Itu merupakan salah satu taris kembali, bila memang ada gunakan sistem tenaga surya program pemerintah untuk dana yang dianggarkan untuk mencapai Rp 11 juta lebih. membantu masyarakat yang perawatan maka akan kita “Lampu penerangan jalan tidak terjangkau PLN dan lakukan hal itu,” tambahnya. juga kita adopsi pada tiga dalam lima tahun tidak ada Menurutnya, distamben tahun lalu di daerah yang tidak aliran listrik dan merupakan akan mengevaluasi fasilitas terjangkau. Selain itu PLN masyarakat miskin. Jadi kita yang sudah ada, dan mempertidak mau menambah titik-tifokuskan untuk pulau-pulau timbangkan fasilitas secara tik baru karena masih yang di luar,” ungkap Kepala terpadu atau terpusat dengan kekurangan daya,” katanya. Ditamben Kabupaten Belisatu panel tenaga surya besar Diakuinya, untuk perawatung Ubaidillah pada Grup yang dapat digunakan bebetan fasilitas ini cukup mahal Bangka Pos, Selasa (23/3), rapa rumah sekaligus. Baterai namun tidak ada anggaran khusus untuk perawatan. Reikon Vaganza SHARP Fair PRODUK PRODUK Periode: Februari - April 2010 Tetapi pihaknyaPRODUK mengaku TERBARU TERBARU Undian Belitung tetap melakukan TERBARU perawatan Untuk setiap CASH & KREDIT pembelian PLAT BN lampu - BELITUNG dan perbaikan jika ada SHARP 1 unit LCD Sharp yang rusak. Kondisi saat ini minimal 1 jt (LC-32A37M) cash & kredit menurutnya masih cukup 50 Unit Setrika 1 Lemari Es Sharp Sharp(EI-NO4) (SJ-17MK-II) baik, tergantung pada kondisi di lapangan serta daya tahCASH & KREDIT CASH & KREDIT 1 Unit Motor an fasilitas tersebut. PLATDapatkan BN - BELITUNG PLAT BN - BELITUNG Juga Hadiah Langsung “Perawatannya mahal, Berupa Angpaw RU AGUNG CV. ISTANA CV. ISTANA AGUNG CV. ISTANA AGUNG SHOWROOM A - Souvenir SHOWROOM B kondisinya tergantung di - Voucher Cash Back Jl. Jend. Sudirman No. 18 Pangkal Lalang JL. SRIWIJAYA @Rp. 10.000 - @ Rp. 50.000 (SEBELAH KFC) Tg. Pandan - Belitung Telp. 0719 - 22451, 22494 lapangan dan daya tahannya,” imbuhnya. (k7)
MANGGAR, POS BELITUNG -- Warga Desa Mekar Jaya dan Desa Padang, Kecamatan Manggar belum mengetahui adanya rencana pelebaran sebagian ruas Jalan Sudirman mulai persimpangan Numpang IV, Desa Mekar Jaya hingga sebagian ruas Jalan Raya Gantung tepatnya batasan persimpang tugu Taman Kater. Pekan lalu rumah sejumlah warga yang terletak pada sisi kiri dan kanan jalan tersebut didatangi petugas yang hendak mengetahui status dan lebar tanah halaman bagian depan yang berbatasan langsung dengan jalan yang rencana akan mengalami pelebaran tahun 2011 mendatang. “Urang itu datang tanyak-tanyak la berapa lebar tanah juga surat-surat tanahnya sertifikat atau SKT. Tapi lum jelas memang ape maksud e, hanya saja kite dengar-dengar dari mulut ke mulut memang akan ade pelebaran jalan,” ujar Abun, warga Desa Padang kepada Grup Bangka Pos, Selasa (23/3). Menurutnya, warga masih menunggu kejelasan mengenai rencana pelebaran jalan ini dari kantor desa, kepala dusun atau ketua RT setempat yang kemungkinan sudah pernah melakukan rapat dengan pihak terkait seperti pemda dengan pihak lainya. “Kami nunggu la kapan diundang untuk dijelaskan mengenai ini, baik dari Pak RT, Pak Kadus atau Pak Kades. Karena kalau pelebaran mungkin ada bisa kena bangunan atau mungkin rumah atau toko warga, ini bagaimana? Apakah ada ganti rugi terus berapa ganti ruginya,” ujar Abun. Mantan anggota DPRD Beltim Firdaus yang bertempat tinggal juga pada sisi jalan rencana pelebaran jalan itu meminta agar pembicaraan mengenai rencana pelebaran
Untuk pelaksanaan pengerjaan kemungkinan tahun anggaran 2011, tergantung dari provinsi. Sedangkan di tahun 2010 baru tahap sosialisasi dan ganti rugi, SAIFUL Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Beltim
jalan yang terkena tanah warga dapat langsung disosialisasikan kepada warga yang terkena. Menurutnya, walau saat ini belum ada penolakan, namun jika pelebaran jalan ini terealisasi, maka ganti rugi tanah, bangunan dan tanam tumbuh agar dapat sebanding nilainya dengan biaya yang telah dikeluarkan ketika membangun. “Kita warga bukan mau ganti rugi tapi maunya ganti untung. Ambil contoh dulu saat pelebaran jalan yang rumah mertue nilai bangunan pagar hanya dihargai Rp 800 ribu padahal buat e habis Rp 2,5 juta gitu la kire-kire,” ujar Firdaus. Menurut Firdaus, bila pelebaran jalan mencapai delapan meter, maka hampir dapat dipastikan toko dan teras rumah warga akan tergusur. Selain itu banyak rumah warga di sekitar ruas jalan akan terkena rencana pelebaran tersebut. “Kita ingin musyawarah bila soal harga gantinya, bila patokan NJOP kecil tak sebanding apalagi alokasi dana ganti rugi yang dialokasikan APBD Beltim hanya Rp 2 miliar tampaknya masih kurang,” jelasnya. Kabag Tata Pemerintahan Setda Beltim Taufik Basri mengungkapkan, saat ini pi-
haknya masih menyusun jadwal rencana sosialisasi rencana pelebaran jalan langsung ke warga yang tanah, bangunan dan tumbuhannya terkena rencana pelebaran ruas jalan dari Numpang IV hingga Tugu Kater sepanjang sekitar 1,8 km. “Nanti sosialisasi akan berlangsung di Kantor Desa Padang dan Mekar Jaya yang wilayahnya terkait jalan itu. Saat ini nanti kita akan sampaikan tata cara dan ketentuan terkait ganti ruginya yang tentu akan berpedoman dengan ketentuan menteri keuangan,” jelas Taufik. Saat ini rencana pelebaran jalan negara dibiayai melalui APBD Provinsi Babel 2011, hanya saja untuk ganti rugi tanah dan bangunan yang terkena pelebaran jalan ini menjadi tanggungan APBD Kabupaten Beltim yang telah dialokasikan sebesar Rp 2 milyar. “Namun memang soal ganti rugi ini sangat tergantung NJOP setempat dengan hasil musyawarah nantinya. Jika memang tidak ada kesepakatan misal mengenai harga maka bukan tidak mungkin pelebaran jalan tersebut batal untuk 2011,” ujar Taufik. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Beltim Saiful Bahri mengatakan. rencana pelebaran jalan tersebut dimulai dari Simpang Padang hingga ke Simpang Numpang Empat, untuk pelaksanaan pengerjaanya dilakukan oleh Provinsi Babel. “Izin persetujuan dari gubernur untuk pelebaran jalan ini sudah ada, tinggal pendanaannya apa dari APBD provinsi atau APBN. Untuk pelaksanaan pengerjaan kemungkinan tahun anggaran 2011, tergantung dari provinsi. Sedangkan di tahun 2010 baru tahap sosialisasi dan ganti rugi,” ungkap Saiful kepada Grup Bangka Pos, Jumat (19/3). (iwn/bev)
Lomba Masak Meriahkan HUT Persit TANJUNGPANDAN, POS BELITUNG - Persatuan Istri Prajurit (Persit) Kartika Chandra Kirana Komando Distrik Militer (Kodim) 0414 Belitung mengadakan lomba masak ‘Makanan Ala Kampung Belitung’, Selasa (23/3). Lomba yang dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari
Ulang Tahun (HUT) ke-64 Persit Kartika candra Kirana ini berlansung di Aula Makodim 0414 Belitung. Selain lomba masak yang diikuti tiap ranting, kegiatan ini juga menggelar lomba tenis meja, paduan suara hymne Persit, donor darah, anjangsana ke panti asuhan,
Jadwal Kegiatan HUT Persit Ke 64 1. 2. 3. 4. 5.
Tanggal
Kegiatan
19 22 23 05 15
OR (Tenis Meja) Himne Persit Lomba Masak Aula Makodim Bazar Halaman Gedung Nasional Donor darah Anjangsana Panti Asuhan Ziarah TMP
Maret Maret Maret April April
Tempat
SUMBER: YUNIK HARTONO. (K7)
POS BELITUNG/ALDI
IBU-ibu isteri anggota TNI dilingkungan Kodim 0414 Belitung menggelar kegiatan lomba masak ala Kampung Belitung dalam rangka memeriahkan HUT ke -64 Persit Kartika Candra Kirana, Selasa (23/3).
ziarah ke taman makam pahlawan dan bazar. Bazar yang diperuntukkan bagi masyarakat umum ini, diadakan pada 5 April 2010 di Halaman Gedung Nasional Tanjungpandan. Juri lomba masak yakni Ny Hendri dari Rumah Makan (RM) Saung Kabita dan Susi dari RM Ibu Mardini Tanjungpandan. Lomba diikuti Persit tiap ranting dari Koramil, termasuk juga dari Kodim serta Administrasi Veteran (Minvet). Bahan serta bumbu yang digunakan dalam lomba masak dibatasi seharga Rp 40.000. “Tema HUT ke-64 Persit Kartika Chandra Kirana kali ini menumbuhkan rasa solidaritas sosial dan persaudaraan. Ada beberapa acara yang sudah dilaksanakan lebih dulu seperti tenis meja dan hymne Persit,” ungkap Waka Persit Kodim 0414 Yunik Hartono pada Grup Bangka Pos, Selasa (23/3), disela-sela acara. Tema yang diusung dalam pergelaran lomba masak ini menurutnya masakan ala Kampung Belitung, dimana tiap bahan masakan dibatasi dengan harga Rp 40.000. Dengan demikian setiap masakan dan cara penyajiannya menggunakan cara Belitung dan sederhana. “Kalau tema lomba masaknya masakan ala Kampung Belitung, semua masakan khas dari Belitung seperti gangan,
sambal serai, umbut kelapa, lalapan dan lain-lain yang khas Belitung. Penyajiannya juga menggunakan khas Belitung seperti dengan menggunakan dulang,” katanya. Kriteria penilaian juri untuk masakan lomba antara lain kebersihan, rasa, cara kerja dan sesuai tema. Setelah dilakukan penilaian oleh kedua juri, Ranting II Koramil Kota menjadi juara lomba diikuti juara dua Ranting VI Koramil Gantung dan Ranting I Makodim 0414 Belitung mendapatkan juara tiga. Selain lomba masak, dalam kegiatan ini juga akan dilaksanakan bazar yang terbuka untuk umum. Pelaksanaan bazar rencananya akan digelar di Halaman Gedung Nasional pada 5 April 2010 mendatang. Masyarakat bisa mendapatkan satu paket sembako dengan menukarkan kupon bazar yang berharga Rp 50.000. Satu paket sembako terdiri dari beras dua kilogram, minyak sayur satu liter, mie instan sepuluh bungkus dan gula satu kilogram. “Kita menyiapkan lima ratus paket sembako, tiap paketnya Rp 50 .000. Kegiatan ini terbuka untuk umum, jadi masyarakat yang ingin mengikuti harus membeli kupon yang bisa didapatkan sehari sebelumnya di Kodim atau pada saat hari H di depan Gedung Nasional,” katanya. (k7)
LOWONGAN KERJA
BERITA KEHILANGAN
Dibutuhkan karyawan/ti untuk bagian :
1. Marketing ( 6 Orang) Syarat Marketing : 1. Tamatan SMA Sederajat 2. Penampilan menarik 3. Jujur, Tekun, Percaya diri.
PD. SINAR MAS Jl. Gatot Subroto Rt 9/5 Air Saga Tanjungpandan Belitung Hub : (0719) 25349 HP. 085267946312 Lamaran selambat-lambatnya sampai tanggal 31 Maret 2010
Telah hilang sebuah Sertifikat Hak Milik bernomor : 203 Pangkal Lalang atas nama YOT, yang berlamat di jalan Pak Mangga desa Pangkal Lalang Rt 14/06 Kecamatan Tanjungpandan Kabupaten Belitung. Barang siapa yang menemukan atau merasa menyimpan Sertifikat tersebut agar dapat mengembalikan kepada Ny. Mahda istri dari Alm. Yulpan beralamat Jl. Pak Mangga Rt. 14/06 desa Pangkal Lalang Kecamatan Tanjungpandan Kabupaten Belitung. Atas bantuan diucapkan terima kasih. Keluarga Alm. Yulpan
CMY
serumpun sebalai
POS BELITUNG
RABU 24 MARET 2010
3
Curah Hujan Meningkat ■ Akhir Maret Gelombang Mencapai 2 Meter
POS BELITUNG/TEDJA PRAMANA
TIANG LISTRIK MIRING - Sebatang tiang listrik tegangan menengah milik PLN yang terpasang di halaman rumah salah seorang warga di ruas Jalan Sudirman Tanjungpandan miring. Dikhawatirkan tiang listrik dari beton bertulang ini roboh menimpa rumah. Foto diambil, Selasa (23/3).
■ Sedimentasi Penambangan Timah ■ Tersebar di Seleluruh Kabupaten
Sidak Dinkes dan BPOM
PANGKALPINANG,BANGKA POS--Lebih dari 50 persen ekosistem terumbu karang di Pulau Bangka rusak akibat sedimentasi dari penambangan timah di laut. Hanya di wilayah Belitung dan Belitung Timur kondisi terumbu karang masih dinyatakan bagus. Demikian kesimpulan hasil eksplorasi terumbu karang yang dilakukan oleh Universitas Bangka Belitung (UBB) PANGKALPINANG, periode 2007 hingga 2010. BANGKA POS--Minuman “Lebih dari 50 persen ekoimpor kratingdaeng dan sistem terumbu karang yang bread bear yang sudah telah dilakukan pengamatan di ditarik peredarannya Pulau Bangka mengalami keruternyata masih ditemukan di sakan. Mulai dari penurunan sejumlah toko di Pangkaltutupan karang hidup hingga pinang. Bahkan dijumpai tertimbunnya ekosistem pula beberapa kosemtik karang akibat sedimentasi yang yang mengandung mercuri. parah,” kata Ketua Tim EksploDemikian temuan inspeksi rasi Terumbu Karang UBB Inmendadak (sidak) yang dra Ambalika, Selasa (23/3). dilakukan Dinas Kesehatan Ancaman kerusakan terumKota Pangkalpinang bekerja bu karang semakin makin sama dengan, BPPOM, Dinas parah akibat penambangan tiPerindagkop dan UKM, mah di laut yang tidak terkonSatuan Polisi Pamong Praja, trol. “Kapal keruk, kapal isap Selasa (23/3). dan TI apung, semuanya mem“Masih banyak minuman berikan dampak kerusakan terdari luar negeri (Kratinghadap ekosistem terumbu daeng dan Bread Bird karang,”tandasnya. ukuran kecil) yang sudah Ia menyayangkan kondisi ditarik peredarannya, ini, dimana saat ini pemerinnamun masih beredar di tah sedang mengembangkan pasaran. Dan terdapat toko sektor perikanan dan sektor yang menjual kosmetik yang pariwisata bahari yang merumengandung mercuri,” kata pakan sektor unggulan pasca Magdalena Kabid Pengentimah, namun hal ini di rusak dalian Masalah Kesehatan oleh aktifitas penambangan. Kota Pangkalpinang dan Wilayah yang mengalami Ketua Tim I Sidak. kerusakan ekosistem terumbu
karang yang tersebar di antaranya di Kabupaten Bangka meliputi wilayah pantai Batu Putih, Tanjung Kelayang, Pantai Teluk Limau, Penyusuk. Di Kabupaten Bangka Barat meliputi Pantai Tanjung Ular, Desa Teluk Limau Jebus, Pantai Bembang, Pulau Ketawai, dan Pulau Panjang. Sementara di Kabupaten Bangka Selatan dari lima tempat yang di survai kerusakan terparah terjadi Setelah mendapati barangdi Pantai Kerasak dimana konbarang tadi, sesuai dengan disi terumbu karang sudah terberita acara barang yang tutupi sedimen dan ditumbuditemukan kedaluarsa, tidak hi makroalga akibat TI apung. memiliki izin produksinya, Sementara di Kabupaten dan diatarik peredarannya Bangka Tengah kondisi terumdiangkut kedalam mobil bu karang di Pulau Ketawai untuk dimusnahkan. dan Pulau Panjang terpeSelain makanan dan ngaruh oleh TI dari Pulau kosmetik, tim juga menjumBangka serta banyak terdapat pai obat-obatan yang hanya bulu babi. dapat dikonsumsi sesuai Pengamatan secara umum anjuran dokter, serta ada dilakukan di sebelah utara, obat yang kadaluarsa. timur dan selatan pulau BangDari 15 toko yang di ka. Tim tidak melakukan kedatangi tim sidak, hampir giatan di sebelah barat Pulau seluruh toko memiliki Bangka dengan pertimbangan makanan yang kadaluarsa karena bagian barat Pulau dan makanan yang tidak Bangka berhadapan langsung memiliki izin. Tim menemudengan Pulau Sumatera. Hal kan satu toko di sekitar jalan ini menyebabkan perairan laut Kacangpedang hampir 70 sebelah barat lebih tertutup sepersen dagangannya hingga tekstur substrat di kakedaluarsa pada April, Mei, wasan ini lebih halus. Hal ini dan Juni 2010. Iswadi Kepala menyebabkan kawasan ini seSeksi Pemeriksaan Makanan bagian besar pesisirnya merudari BPOM mengatakan pakan kawasan hutan pengawasan makanan mangrove. Apalagi terdapat menjadi tanggungjawab aliran sungai dari Pulau Bangprodusen maupun konka maupun dari Pulau Sumatsumen, bukan dibebankan era. (gea)
Minuman Impor Masih Beredar REKOMENDASI Tim Eksplorasi UBB
■ Makanan Kedaluarsa ■ Kemasan Rusak ■ penambanTidak Dibuat kawasan gan dan kawasan konservasi Memiliki Izin ■ Kosmetik Mengandung terumbu Mercuri karang yang bebas dari dampak penambangan dengan jarak radius minimal
kepada 10 mil pemerintah dari aktivitas seperti Disperindag, penambanganDinkes, laut. Setiap penambangan timah di laut maupun BPPOM. yang kurang Tim radius sidak jaraknya juga mendapati dari 10 mil terdapat spot pusat oleh-oleh yang tidak karang harus melakukan memiliki P-IRT. “Masih program izin reklamasi dan rehabilitasi terhadap banyak makanan yang kerusakan ekosistem tidak memiliki izin, registerumbu karang. trasi, yang beredara di masyarakat. Jangan Dikembangkan daerahdaerah perlindungan menerima makanan laut yang berbasis masyarakat agar tidak memiliki registrasi spot-spot ekosistem terumbu serta izinyang Dinkes karang sehatmaupun semakin BPPPOM karena akan banyak guna menunjang sektor wisata bahari dan merugikan pemilik toko itu perikananujar pasca timah. sendiri,” Magdalena. Sidak perusahaan yang rutinyang dilakuSetiap melakukan penambangan kan sebagi bentuk pengatimah di laut sebab wajib melakuwasan. Oleh itu para kan reklamasi dengan nilai pemilik toko tidak perlu besaran minimal sama resah. “Jangan sampai dengan nilai reklamasi penambanganpedagang di darat. dan meresahkan masyarakat, ini hanya Perlu dilaksanakan kegiatan bersifat pengawasan, serta transplantasi karang atau pembinaan saja,” kata terumbu karang buatan dengan modifikasi transplanZaiful Karim Kadinkes tasi karang agar proses Pangkalpinang. rehabilitasi karang dapat Zaiful juga menambahkan berjalan dengan efektif dan bahwa kegiatan bukan lebih cepat tanpaini ada lagi kegiatan pengrusakan untuk mencari kesalahan selama masa recovery. pemilik toko, melainkan untuk meningkatkan Melarang aktivitas penambangan TI kesehatan Apung. pelayanan di Pangkalpinang. (k12)
1 2 3
4 5
lama berada di posisi seSumatera. Gugusan belah Barat Daya Pulau awan konvektif yang Sumatera. cukup memberikan “Karena gangguan kontribusi cukup besar itu, maka membentuk peningkatan curah huadanya daerah pertejan. “Kondisinya kalau muan angin (konvertidak hujan, bisa cengensi) dapat memicu derung berawan bapertumbuhan awan- BANGKA POS/AGUS N nyak,” jelas Evy. Evy Diana awan konvektif cukup Dekade III Maret besar yang tumbuh se2010 ini, lanjut Evy cara cepat” ujarnya. kondisi akan berawan dan Namun menurut Evy dilihat berawan banyak dengan podari faktor regional ada tensi hujan yang pergeseran pergerakan awan bervariasi mulai dari hujan konvektif. Pada Rabu (23/3) ringan sampai lebat. awan ini berada di zona III Untuk gelombang di (Wilayah Barat Indonesia) di wilayah perairan Babel,
BKMG memperkirakan ketinggian maksimum 1,3 meter1,5 meter. Pada Selasa (23/3) paling tinggi di sekitar perairan di Selat Karimata berkisar 1,3 meter hingga 1,5 meter terbilang aman bagi pelayaran. “Untuk pelayaran dengan ketinggian gelombang 1,3 meter hingga 1,5 meter masih terbilang aman,” ujar Evy. Untuk satu minggu ke depan (23-29/3), kondisi gelombang dideteksi akan naik. Pada tanggal 29 Maret mencapai maksimum dua meter.Sementara itu kecepatan angin di laut antara 20-45 knot. (rya)
Satu Jam Tutup
Terumbu Karang Bangka Rusak
DOK UBB
TERUMBU karang di Pulau Ketawai.
PANGKALPINANG, BANGKA POS--Pada 10 hari pertama (dekade I) Maret curah hujan di Bangka Belitung meningkat dibandingkan Februari. Potensi hujan ringan dan sedang akan terjadi hingga akhir Maret ini. Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pangkalpinang mencatat dekade I curah hujan 172,2 milimeter dalam waktu tujuh hari hujan. Sedangkan dekade II mencapai 147 milimeter dalam lima hari hujan, dan dekade III, waktu dua hari hujan mencapai 147 milimeter. “Hujan yang turun cukup besar, Senin (22/3) dalam sehari intensitas hujan mencapai 80 milimeter,” kata Evy Diana Staf Analisa dan Prakiraan Kantor BMKG Pangkalpinang, Selasa (23/3). Dilihat dari gradian win (angin) di sekitar wilayah Bangka terdapat pertumbuhan angin dan terdapat gangguan cuaca berupa tekanan rendah yang cukup
Kondisi cuaca saat itu memang cukup riskan dan tidak mendukung,
TRI NUGROHO Div Operasional PT Angkasa Pura II CUACA buruk di udara Pulau Bangka, Senin (22/3) memaksa pihak bandara menutup Bandara Depati Amir selama satu jam. Akibatnya beberapa pesawat udara tak bisa mendarat. Seperti halnya pesawat Sriwijaya Air dari Jakarta dengan nomor penerbangan SJ 074 yang 20 menit mendarat di Bandara Depati Amir kembali lagi ke bandara asal keberangkatan (return to based/ RTB) ke Soekarno Hatta. “Memang Sriwijaya, pada hari Senin (22/3) harus RTB ke Bandara Soekarno Hatta karena fisibilty di Bandara Depati Amir sekitar 1.200 meter,” ujar Distrik Manager PT Sriwijaya Air Fredy De Hart ditemui, Selasa (23/3) di Kantor Pusat Sriwijaya Air di Pangkalpinang. Sriwijaya (SJ-074) RTB ke Soekarno Hatta karena bandara ditutup selama satu jam. “Cuaca saat itu jelek. Captain pilot Sriwijaya melakukan holding (berputar) sekitar 20 menit. Setelah diinformasikan bandara sudah open dan fisibilty clear maka pesawat melakuan landing,” ujar Fredy. Kepala Divisi Operasinal PT Angkasa Pura II Tri Nugroho membenarkan bahwa Bandara Depati Amir, Senin (22/3) sempat ditutup satu jam pada sore hari akibat fisibility sekitar 1.400 meter. “Fisibilty minimal sekitar 1.600 meter baru pesawat bisa landing. Kondisi cuaca saat itu memang riskan dan tidak mendukung sehingga bandara kita close selama satu jam,” ujar Tri. Penerbangan, Selasa (23/3) di Deapati Amir tidak normal kembali. Tidak ada penundaan penerbangan akibat cuaca.(rya)
syariah
DIBUTUHKAN SEGERA
PT Bank Syariah Mandiri yang merupakan Bank syariah terbesar dan terkemuka di Indonesia membutuhkan TENAGA PROFESIONAL, yang ulet, dinamis, dan menyukai tantangan untuk sebagai berikut : 1. Kepala Cabang Pembantu (KCP) 2. Account Officer ( AO ) 3. Operation Officer ( OO ) 4. Pelaksana Marketing Support ( PMS ) 5. Pelaksana Admin Pembiayaan ( ADM ) 6. Customer Service ( CS ) 7. Teller ( TL ) 8. Satpam ( SPM ) 9. Sopir ( SPR )
Baik Tua Maupun Muda
Menyembuhkan Keluhan Mata seperti : -
Persyaratan Umum 1. Bisa membaca Al Qur an 2. Diutamakan yang berpengalaman dibidang masing-masing 3. Diutamakan yang menguasai bahasa Inggris lisan maupun tulisan 4. Diutamakan pria 5. Tinggi badan minimal 160 cm 6. Bersedia ditempatkan diseluruh unit kerja di Indonesia
Buka jam : 08.00 s/d 20.00 WIB hari libur/Minggu tetap buka
Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999
Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/332/DINKES/III/2010
Surat lamaran dapat dikirim ke PT BANK SYARIAH MANDIRI KC PANGKALPINANG Jl. Masjid Jamik No.123 Pangkalpinang 30132 Bangka Belitung, Paling lambat 1 minggu sejak iklan ini terbit.
SUZUKI MOTOR
Way of Life!
DP Mulai 1 Jt ATAU PLUS BONUS HP SATRIA FU
SHOGUN
SKYWAVE
SMASH
CMY
SKYDRIVE
SENSASI BERKENDARAAN INOVASI SUZUKI !!
CV. MASA JAYA MOTOR
Jl. Pegadaian Telp: (0717) 437290
THUNDER
KATARAK RABUN JAUH/DEKAT MIN/PLUS RABUN SENJA MATA MERAH/BERAIR KABUR AKIBAT DIABETES BUTA WARNA DLL BERGARANSI
Cukup 1x pengobatan dalam tempo s/d 15 hari, Anda akan melepas kacamata
Persyaratan Khusus 1. Pendidikan minimal S1 ( 1, 2 , 3,4 & 5 ), D3 ( 6 & 7 ), SLTA ( 8 & 9 ) 2. IPK minimal 2.75 ( 1 sd 7 ) 3. Dapat mengoperasikan komputer ( Microsoft Office ) / ( 1 sd 7 ) 4. Mempunyai sertifikat DIKSAR Satpam ( 8 ) 5. Mempunyai SIM A ( 9 )
KEJUTAN AWAL TAHUN
BERGARANSI
TERIM TUKA A TAMB R AH
CV. MASA JAYA MOTOR
Jl. Pegadaian Telp: (0717) 437290
Khusus mengobati pria yang tidak jantan, hasil sangat memuaskan Mengobati Impotensi, Lemah syahwat, Ejakulasi dini, Kurang gairah, Kurang perkasa, tambah ukuran, yang tidak punya keturunan diusia tua atau muda dan yang berkaitan dengan kencing manis Ramuan tradisional dari india tanpa efek samping cukup 1x pengobatan, Anda dijamin sembuh untuk selamanya
Buka : 08.00 s/d 20.00 WIB Hari Minggu tetap buka, Izin Dep.Kes.RI. 177.2001 Hubungi : Clinik India Jl. M. H. Muhidin No. 77 + 500 m setelah Sukma Foto Garuda Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 7000677/081271079999 Izin Dinas Kesehatan Kota Pangkalpinang : 448.1/2375/DINKES/X/2010
Setiap Pembelian
TOYOTA
Dapatkan Bunga
Hubungi :
0% Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 86 Pangkalpinang, Telp. (0717) 437687, 437688 Fax (0717) 437687 Booking Service Hubungi
: Vivin/ Dedek (0717) 422920
4
pemilukada
RABU 24 MARET 2010
POS BELITUNG
Jelang Kampanye Pemilukada
Pejabat Tanggalkan Mobil Dinas
Rp 1,75 juta, panwaslukada lainnya, yaituketua pasangan Khairul Kecamatan Rp 1 A juta dantelah anggota Efendi-Erwandi Rani lebRp 750 ribu, Panitia Pengawas ih dulu mendaftar ke KPU pada Lapangan di Desa 400 ribu. Jumat (19/3) laluRp sekitar pukul Alokasi 14.22 WIB.dana hibah panwaslukadaPemberitahuan Beltim dari APBDdan Beltim 2010 ini penyamdiserahkan Beltim H Khairul paian hasil Bupati penelitian paling lamEfendi kepada bat tanggal 10 Ketua April Panwasluka2010 sesuai da Beltim Mahmud, Surat Keputusan (SK)Senin KPU (22/3), Kabudi ruang kerjaNomor Bupati Beltim. paten Beltim 42/SK/KPU Penyerahan ini diawali dengan Beltim/XII/2009 tentang penandatangan akta dan NPHD oleh Tahapan, Program Jadwal Bupati Beltim Khairul Efendi dePemilukada Beltim 2010. ngan Ketua Mah“Bagi yangPanwaslukada belum memenuhi mud. Setelahmaka itu dilanjutkan pepersyaratan berkas akan nandatangananuntuk beritadilakukan acara pedikembalikan nyerahan dana hibah oleh keduaperbaikan sebagai kelengkapan nya. Pada saatKita itu Bupati syarat calon. mulai Beltim besok menandatangani nota dinas terkait akan bekerja melakukan penelipencairan tersebut. tian berkas dana calon,hibah nanti paling lamNPHD10 disaksibatPenandatangan sesuai jadwal tanggal April kan Sekda Kabupatenjika Beltim Erakan kita kembalikan belum wandi A Rani, Asisten Setda memenuhi syarat,” kataI Ketua Kabupaten Beltim M Umar KPU Kabupaten Beltim, Guid Hasan, Kasubag Otda Bagian Tata
SABARI A CHALIK Ketua Panwaslu Bangka Barat
panwaslu segera melakukan pleno selanjutnya ditindaklanjuti ke KPU. Jenis pelanggaran nantinya bisa dikatagorikan pelanggaran administrasi atau pidana. “Ya kita pelajari dulu laporan pelanggaran tersebut, lalu kita adakan pleno dulu di panwaslu. Selanjutnya jika bersifat administrasi kita tidak lanjuti laporan
H SOEKAMIE Asisten I Pemkab Bangka Barat
tersebut ke KPU. Namun bersifat pidana itukan kewenangan kepolisian,” tandas Sabari. Disebutkan, Peraturan Badan Pengawas Pemilu Nomor 20 Tahun 2009, jelas bagaimana tatacara pelaporan dan penanganan pelanggaran pemilihan kepala daerah dan wakil kepala daerah. (k10)
Cuti Incumbent Maksimal 14 hari BUPATI dan Wakil Bupati yang ikut mencalonkan diri dalam Pemilukada 2010, diberi hak cuti maksimal 14 hari menjelang masa kampanye tiba. Dengan demikian tidak ada istilah pemberhentian jabatan meski mencalonkan diri. Cuti diberikan bergantian antara bupati dan wakil bupati. Pengaturan hak cuti agar penyelenggaraan pemerintahan tidak terganggu. “Pengambilan masa cuti bisa Bupati dulu atau Wakil Bupati dulu. Misalnya Bupati 2 hari, selanjutnya baru Wakil Bupati 2 hari lagi, hingga selesai sampai 14 hari,” jelas Asisten I Pemkab Bangka Barat, Soekamie. Aturan tersebut diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2005 tentang Pemilihan, Pengesahan, Pengangkatan, dan Pemberhentian Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah. Ia menjelaskan, jika cuti kepala daerah bersamaan, maka ditunjuk sebagai Pejabat Pelaksana Tugas (Plt) adalah Sekretaris Daerah (Sekda). Lain lagi jika ketiga pejabat penting tersebut ikut dalam pencalonan Pemilukada, maka Bupati harus membuat surat pemberitahuan kepada Gubernur. “Pejabat Penganti bisa dari kabupaten itu sendiri atau dari provinsi sesuai jenjang kepangkatan,” ujar Soekamie. (k10)
Panwaslu Basel Perketat Pengawasan TOBOALI, BANGKA POS -Panwaslu Basel akan memperketat pengawasan meski tahapan Pemilukada sudah berjalan beberapa bulan lalu. Sampai sejauh ini belum ditemukan indikasi terjadinya pelanggaran ataupun kecurangan. “Kalau pun sudah terjadi pelanggaran kita akan langsung memberi teguran. Tapi Alhamdullillah, sampai sekarang belum ada”, ucap Ketua Panwaslu Basel, Nurzanto baru-baru ini. Menyinggung maraknya baliho ataupun stiker yang beredar di masyarakat untuk mendukung salah satu pasangan calon, Nurzanto menjelas-
kan, hal itu bukan merupakan Panwaslu saat ini sudah tersebentuk pelanggabar di seluruh kecaran pemilu. matan dan desa. Meskipun secara Menurutnya, seluterang-terangan ruh anggota Panmencantumkan waslu saat ini sedang foto dan motonya disibukkan dengan sebagai salah satu pengawasan tahapan calon bupati dan pemuktahiran data wakil bupati. pemilih. “Tiap-tiap “Kan secara yurianggota di lingkup dis mereka belum terkecil akan memresmi mendaftar berikan laporan seBANGKA POS/DOK sebagai calon Nurzanto cara bertahap tentang pasangan. Jadi perkembangan pentidak bisa dikatakan sebagai gawasan tentang tahapan mencuri start kampanye karepemilukada”, tukasnya. na kita juga belum tahu mereSementara, terkait dengan ka akan daftar atau tidak”, persyaratan tentang kata Nurzanto sembari mependaftaran bakal calon nambahkan bahwa anggota pasangan bupati dan wakil
Pemerintah Setda Beltim Fitri Cardi. Zakiah, Kasubag Hubungan Dikatakannya, hampir semua Antarbelum Lembaga Bagian beberaHumas calon melengkapi Setda Beltimformulir Yuspian serta angpa lampiran pencalonan. gota Panwaslukada Beltim Mulya “Rata-rata semua surat terkait lapKaryadi, Sekretaris Panwaslukaoran kekayaan belum, juga surat da Beltim Nur Iriani dan Bendadari pengadilan, laporan pajak terhara Panwaslukada Beltim Robi. masuk ijazah ada juga belum,” “Kalau kami ini pemerintah daejelasnya. rah prinsipnya jangan sampai kami Setelah proses verifikasi dan salah bayar. Karena kalaudinyatasampai beberapa syarat pokok salahlengkap, bayar dalam arti diberikan kan masing-masing capada yang bukan berhak resiko lon akan menjalani pemeriksaan besar,” ungkap Bupati Beltim Khaikesehatan di rumah sakit yang rul Efendi usai penandatanganan ditunjuk KPU. akta NHPD,rekomendasi Senin (22/3). Ikatan “Sesuai Menurutnya, peruntukan Dokter Indonesia, terdapat dana tiga hibah untuk merumah sakit dipanwaslukada Jakarta yang repmang telah teralokasi sejak usai resentatif untuk pemeriksaan pembahasan pengajuan rencana kesehatan yakni Rumah Sakit dana pengawasan yang disampaiCipto Mangunkusumo, Rumah kan panwaslukada tetapi Sakit Pusat Pertaminabeltim, dan RSPAD pada pertengahan waktu ternyata Gatot Subroto,” ujar Guid. status Panwaslukada sempat terjaPemeriksaan kesehatan di di polemik antara KPU dan bawaslu.
bupati oleh partai politik atau gabungan parpol, KPU sudah mempunyai kriteria sendiri. Antara lain, parpol atau gabungan parpol itu sekurang-kurangnya memperoleh 4 kursi di legislatif atau memperoleh 15 persen dari suara sah pada pemilu anggota legislatif Kabupaten Bangka Selatan tahun 2009. “Untuk calon independen sekurang-kurangnya mendapat 6,5 persen jumlah penduduk Kabupaten Bangka Selatan yang hampir mencapai 160 ribu jiwa”, ujar Tarmizi Jemain, Ketua Divisi Sosialisasi, Humas, Hubungan antar Lembaga KPUD Bangka Selatan. (k5)
PAN Kukuh Ajukan Patrianusa
Dana 714 Juta Cair KPUPanwaslukada Teliti Berkas 7 Rp Pasangan Calon MANGGAR, POS BELITUNG MANGGAR, BANGKA POS ---Panwaslukada Kabupaten BeliKPU Kabupaten Beltim masih tung Timur (Beltim) sejak meneliti dan memverifikasiSelasa ber(23/3) mulai dapat kas pendaftaran yangmemproses diserahkan pencairanbalon dana pembiayaan penpasangan terkait pendaftagawasan tahapan, program ran tujuhsesuai pasangan kandidat dan jadwal Pemilukada Beltim bakal calon bupati dan wakil buyangke ditetapkan KPUD Beltim. pati KPU Kabupaten Beltim. Persetujuanbakal besaran danabupati hibah Pendaftaran calon yang merupakan hasil pemdan wakil bupati pada Pemilukabahasan bersama Pemkab Beltim da Beltim 2010 resmi ditutup, dengan Panwaslukada Beltim seMinggu (21/3) pada pukul 24.00 nilai Rp 714.550.000. Sebelumnya WIB, kemarin. melalui rencanayaitu angEnam pengajuan pasang kandidat, garan PanwaslukadaSugeng, Beltim yang Haryoso-Ruswandi Leo sempat diajukanHuda, Sekretaris Nur Fernando-Nurul Usmandie Iriani dan Bendahara Robi pada Andeska-Yusti Husin, Basuri Tja27 Januari 2010 besaranyaMukri, senilai haya Purnama-Zarkani Rp 1.000.925.000. Abdul Hadi Adjin-Sayono, serta Rincian anggaran yang merupaNurul Qodri-M Junaidi secara berkan lampiranmendaftarkan dari naskah perjanjian turut-turut diri ke hibah daerah (NPHD) danBeltim berita kantor KPU Kabupaten acara hari penyerahan hopada terakhirdana masahibah, pendaftnororium ketua panwaslukada aran. Sedangkan satu pasangan kabupaten Rp 2 juta dan anggota
Sanksi tergantung pelanggaran yang dilakukan PNS tersebut.
MK Menangkan Panwaslukada BAGI anggota Panwaslu yang sebelumnya Permasalahan ini, jelas Djamilah telah didi tolak oleh KPU karena tidak sesuai delakukan koordinasi dan konsultasi terlebih ngan prosedur dan aturan perundangan yang dahulu. Sehingga tidak ada lagi alasan bahberlaku, kini bisa bernafas lega. wa penyelenggaraan pemilukada Pasalnya Mahkamah Konstitusi tidak dilakukan pengawasan oleh (MK) menyatakan status mereka panwaslu. Panwaslu katanya tetap sah berdasarkan hukum. bekerja melakukan pengawasan seKetua KPU Provinsi Kepulauan suai dengan tahapan pemilukada. Bangka Belitung, Djamilah Mahari ke“ Kita harap penyelenggaran pemipada Bangka Pos Group, Senin (22/3) lukada di empat kabupaten dapat bermenyatakan, pihaknya telah melakujalan dengan lancar baik, itu pengakan koordinasi dan sedang menungwasan maupun tahapan dalam pemigu surat edaran dari KPU pusat melukada itu sendiri,” jelasnya ngenai pengakuan KPU terhadap Sebelumnya, Komisi Pemilihan BANGKA POS/DOK pembentukan Panwaslukada di Babel. Djamilah Mahari Umum (KPU) menolak semua Pan“ Berdasarkan putusan MK dari waslu Kepala Daerah dan Wakil Ke192 Panwaslu yang telah dilantik Banwaslu. pala Daerah yang telah dilantik oleh BanPanwaslukada yang dilantik di Babel dinyawaslu beberapa waktu lalu. Penolakan itu takan sah, dimana kita juga masih menungmenurut KPU dikarenakan tidak sesuai dengu surat edaran dari KPU pusat dalam satu gan prosedur dan mekanisme pembentukan dua hari ini,” katanya. berdasarkan UU Nomor 22 tahun 2007. (i2)
Tim PPL sudah kita tempatkan di 64 desa wilayah Bangka Barat
saat ini pihaknya belum menerima laporan terkait keterlibatan PNS Bangka Barat terkait kampanye calon bupati dan wakil bupati. Kewenangan nantinya untuk mengawasi adalah Panwaslu Bangka Barat. Termasuk pengawasan penggunaan fasilitas negara oleh pejabat dalam melaksanakan kegiatan kampanye. “Kalau kita menerima laporan dari Panwaslu, secepatnya kita tindaklanjut. Namun harus sesuai aturan, pertama kali bukti harus jelas berikut saksi,” ujar Soekamie. Disamping itu, Soekamie mengatakan, selama kegiatan kampanye Cabup dan Cawabup, pejabat pemerintah tidak diperbolehkan menggunakan fasilitas negara, semisalnya mobil dinas. “Mobil dinas tidak boleh dibawa dalam kegiatan kampanye, itu dilarang,”ucap Soekamie. Semua itu sudah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2005 tentang Pemilihan, Pengesahan, pengangkatan, dan Pemberhentian Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah. Pidana Atau Administrasi Ketua Panwaslu Kabupaten Bangka Barat, H. Sabari A Chalik mengatakan, sejauh ini panwaslu belum menerima laporan pelanggaran, menjelang pemilukada di Bangka Barat. “Tim PPL sudah kita tempatkan di 64 desa wilayah Bangka Barat, untuk mengawasi pelanggaran terjadi di lapangan,” jelas Sabari. Ia menambahkan, jika terbukti adanya pelanggaran oleh pasangan calon didukung data-data akurat,
SAFRUDIN
AMBIL FORMULIR - Memasuki hari pertama pendaftaran, sejumlah parpol pengusung mengambil formulir pendaftaran di Sekretariat KPU Kabupaten Bangka Barat, Rabu (17/3/2010). Salah satu parpol pengusung mengambil berkas Formulir Pendaftaran Pemilukada.
■ PNS Harus Netral MUNTOK, BANGKA POS — Pejabat yang mencalonkan diri sebagai calon bupati dan wakil bupati dalam pemilukada, dilarang menggunakan fasilitas negara termasuk mobil dinas selama berlangsungnya masa kampanye. Sementara bagi PNS tetap dituntut netral, tidak memihak salah satu pasangan calon. Sebab, jika PNS terbukti melanggar, maka akan dikenai sanksi sesuai aturan yang berlaku. Demikian diungkapkan Asisten Pemerintahan dan Kesra, Pemkab Bangka Barat, H. Soekamie saat ditemui Bangka pos Group, di ruang kerjanya, Selasa, (23/3). Dikatakan Soekamie, keterlibatan PNS, dalam kegiatan kampanye pemilukada, seperti menganjurkan termasuk mengajak untuk memilih salah satu pasangan calon. “Itu sudah termasuk pelanggaran,” tegasnya. Jika ditemukan PNS melanggar ketentuan tersebut, sanksi yang diberikan menurut Soekamie sesuai dengan tingkat pelanggaran yang dilakukan. Aturan tersebut sebagaimana dalam diatur dalam Peraturan Pemerintah RI Nomor 30 Tahun 1980 Tentang Kedisiplinan Pegawai Negeri Sipil. “Ya sanksi tergantung pelanggaran yang dilakukan PNS tersebut. Sanksi dapat berupa sanksi ringan, sedang, bisa saja sanksi berat. Dulu kan pernah terjadi di Bangka Barat, pejabat disidangkan gara-gara melanggar aturan itu,” ungkap Soekamie. Soekamie mengatakan, sampai
Ketua Panwaslukada Beltim RSUD Beltim, menurut Guid, diMahmud dikonfirmasi usai nilai belumsaat memadai mengingat penandatanganan mengatakan, pipemeriksaan para calon nantinya haknya akan segera melakukan akan dilakukan menyeluruh dan pengawasan secara maksimal butuh fasilitas lengkap, sertapada tenpesta demokrasi Beltim ini. Selama aga dokter spesialis. iniGuid pelaksanaan pengawasan oleh mengatakan pihaknya Panwaslukada tidak maksimasih bingungBeltim menyangkut permal karena pembentukan lembasyaratan Surat Keterangan Catatan ga pengawasan hingga saat ini baru Kepolisian (SKCK) bagi persyarasampai tingkat kecamatan. tan calon. “Dalam peraturanUntuk KPU pengawasan lapangan tingkat desa Nomor 68 tidak lagi menyebutkan masih belum dibentuk SKCK sebagairesmi syarat pokok.kareKana terkendala biaya lau di UU Nomor 12pengawasan Tahun 2008 yangPP sempat mandeg. dan Nomor 49 Tahun 2008 se“Operasional selama ini mecara jelas dinyatakan dihapus dan mangada telah kitajelas lakukan tidak lagi,” Guid.sejak tiga bulan lalu usai dilantik bawaslu, Namun demikian, lanjutnya, tapi belum belum KPU sangatmaksimal, menghargai bilakuat. ada Kita akan bentuk panwas calon yangsegera tetap menyampaikan lapangan atau PPL,tersebut. panwas “Kita kecapersyaratan SKCK matan memang dibentuk harapkan jika calontelah juga menyamtapi sekretariat atau kantor belum paikan itu,” ujarnya. (iwn/bev/ ada karena dana juga sebabnya,” dik) ujar Mahmud. (iwn)
■ Tunggu Keputusan Golkar
KOBA, BANGKA POS -- Simpang siur kemana arah partai politik dalam Pemilukada Bangka Tengah 2010 terus berlanjut. Masing-masing partai tampaknya masih kukuh mempertahankan calon untuk bisa bertarung. Partai Amanat Nasional (PAN) Bateng masih bertahan dengan mengusung Ir H Patrianusa Syahrun sebagai calon bupati ataupun wakil bupati. Kader PAN yang juga Wakil Ketua DPRD Bateng, Herman AM kepada Bangka Pos Group, Selasa (23/3), partainya belum menentukan sikap kearah mana PAN akan merapat. “PAN belum menentukan ke arah mana akan berkoalisi, namun sepertinya tidak ke PDIP, karena mereka sudah menentukan calonnya. Kita masih tetap men-
gusung Patrianusa sebagai calon baik itu bupati atau wabup,” kata Herman. Seperti yang diketahui, Patrianusa ikut masuk dalam bursa pencalonan wakil bupati mendampingi Erzaldi Rosman Djohan sebagai calon bupati yang diusung partai Golkar. Namun hingga kemarin belum ada kepastian duet kedua calon tersebut. Herman menegaskan, hingga saat ini PAN masih menunggu keputusan Golkar untuk menetapkan calon yang akan dimajukan dalam Pemilukada. “Kita kemarin tahunya Patrianusa masuk dalam bursa calon wakil bupati yang dilakukan Golkar. Apabila ada kejelasan baru kita tahu arahnya nanti kemana. Seluruh kader PAN mendukung untuk Patrianusa untuk turun ke Pemilukada kali ini,” tukasnya. (k2)
Selamat & Sukses Atas Dilantiknya
Ir. H. Ibnu Saleh, MM Sebagai Sekretaris Daerah Kabupaten Bangka Tengah
LSM PEMBAHARUAN BANGKA - BELITUNG Salasito, BA Ketua
Pengurus Daerah
LSM LINTASAN 66 BANGKA - BELITUNG Drs. Edy Mulyanto Ketua
Saparudin aban Sekretaris
LSM BANGKA CORRUPTION WATCH (BCW) BANGKA - BELITUNG Sopian Usman Ketua
LSM PSH & HAM BANGKA - BELITUNG Mirza Arsyad, SE Ketua
Helmi Putra Jaya Sekretaris
Dewan Pimpinan Wilayah
LEMBAGA PENYELIDIK LMR RI BANGKA - BELITUNG Zulkifli Yahya Ketua
Fahrizal
Sekretaris
tribun persada
POS BELITUNG
RABU 24 MARET 2010
5
Jenderal Polri Saling Curiga JAKARTA, BANGKA POS -- Hubungan antarperwira tinggi di Markas Besar Polri semakin dingin. Satu jenderal dengan jenderal lainnya mulai curiga-mencurigai, dan saling tidak percaya. Semua ini terjadi setelah tudingan mantan Kabareskrim Polri Komisaris Jenderal (Komjen) Pol Susno Duadji yang menyebut ada dua jenderal polisi bertindak makelar kasus (markus) atas perkara uang pajak senilai Rp 25 miliar. “Muncul ketidakpercayaan antarjenderal, saling curiga. Sekarang, jadi tidak kondusif,” ujar Penasihat Ahli Kapolri Prof Dr Kastorius Sinaga dalam perbincangan dengan Persda Network, Selasa (23/3). Menurut Kastorius, institusi Polri sangat terpukul. “Bahkan bukan hanya terpukul lagi. Justru menggangu kinerja Polri,” kata Kastorius Sinaga yang juga pengamat politik dari Universitas Indonesia. Antarjenderal saling curiga, dan institusi Polri terpukul akibat ulah Susno menyebut Kapolda Lampung Brigjen Edmon Ilyas selaku mantan Direktur II Ekonomi Khusus Bareskrim Mabes Polri, dan Direktur II Ekonomi Khusus Bareskrim Mabes Polri saat ini, Brigjen Raja Erizman terlibat makelar kasus. Susno menduga, kedua jenderal itu membuka blokir dana di rekening pegawai pajak Gayus Tambunan senilai Rp 25 miliar karena mendapat imbalan uang. Selain tudingan terhadap kasus makelar kasus ini, Kastorius menjelaskan, ulah Susno yang membuat institusi Polri tertekan ketika Susno menjadi saksi meringankan pada persidangan Antasari Azhar tanpa izin pimpinan Polri. Demikian juga pengakuan adanya SMS ancaman pembunuhan terhadap Susno. Padahal setelah diselidiki Polri, SMS ini diduga ulah atau rekayasa teman-teman dekat Susno sendiri mengirim SMS kepada Susno. Bahkan, Kastorius mengungkapkan Susno lah penyebab Irjen Pol Nanan Soekarna yang saat itu men-
KOMPASIMAGES/DHONI
■ Saling Tidak Percaya ■ Susno Miris Dituding Rekayasa SMS Pembunuhan
...mencari popularitas dan purapura diancam. Itu semua tidak benar Susno Duadji Mantan Kabareskrim
jabat Kabid Humas dipindahkan ke Inspektorat Pengawasan Umum (Irwasum) Polri. Saat ini muncul ketidakpercayaan publik terhadap Polri. Kastorius menyebut Nanan sebagai tumbal ulah Susno. SMS itu, setelah melalui pelacakan siapa pengirimnya menggunakan alat pelacak yang sama dengan yang digunakan Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror melacak teroris, diketahui dikirim orang dekat Susno sendiri, yaitu RR. “Artinya, itu adalah rekayasa. Setelah Bareskrim melacak melalui alat pendeteksi SIM card, yang memang sudah berpindah-pindah orang dekatnya, keluarganya Susno sendiri. Otomatis itu diketahui Susno. Karena dia kan keluarganya. Masa dia tidak tahu,” tuding Kastorius. Kastorius juga menyebut Susno bertujuan mencari dan mendapat dukungan publik. “Sekarang tinggal masyarakat yang menilai, apakah layak mendapat dukungan publik,” tukas Kastorius. Upaya seperti ini adalah cara tak terpuji. “Ini kotor, ini sangat licik dan picik sekali,” cetusnya. Susno Duadji mengaku miris mendengar pernyataan Penasihat Ahli Kapolri Kastorius Sinaga yang menudingkan jenderal licik, picik, dan kotor karena menghalalkan segala cara untuk menarik simpati masyarakat. Susno dicurigai merekayasa SMS dari pihak lain seakanakan mengancam membunuh dirinya sendiri, padahal melibatkan orang dekatnya. “Saya
miris mendengarnya. Beliau (Kastorius) mengatakan saya perilakunya tidak baik, mencari popularitas dan pura-pura diancam. Itu semua tidak benar,” kata Susno saat dihubungi wartawan, di Jakarta, Selasa (23/3). Susno menegaskan, pernyataan Kastorius sudah termasuk pelanggaran pencemaran nama baik. “Itu pencemaran nama baik,” katanya. Dia juga menganggap pernyataan Kastorius itu sebagai upaya pengalihan isu dari tudingan yang dilontarkan Susno sebelumnya mengenai makelar kasus. Debat Penyidik Terkait pemeriksaan dirinya oleh Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Mabes Polri, Susno Duadji mengaku sempat berdebat lama dengan penyidik dari Tim Propam. Perdebatan mengenai alat bukti yang digunakan Propam untuk menjerat Susno menjadi tersangka (yang dalam bahasa Propam dikatakan Susno terperiksa) dengan tuduhan pelanggaran kode etik dan profesi. “Mereka (Propam) bilang katanya saksi intinya koran. Saya bilang, koran tidak bisa ngomong. Terus dia (Propam) bilang, ini ada rekaman. Lho, kalau rekaman itu kan tidak bisa dijadikan barang bukti untuk kasus itu. Mati akal dia (Propam),” ungkap Susno. Susno mengaku menolak keras penyidik Propam menggunakan kliping pemberitaan koran sebagai alat bukti. Jenderal bintang tiga itu justru meminta Propam memanggil dan memeriksa wartawan yang memberitakan pernyataannya. “Saya bilang, saksi dari wartawan sudah diperiksa belum? Coba periksa wartawan atau Pimred-nya (pimpinan redaksi),” tutur Susno. Susno mengaku penyidik Propam menolak tawarannya itu. “Mungkin takut dia (Propam) karena pengalaman yang dulu (pemanggilan redaktur pelaksana Kompas dan redaktur pelaksana Sindo terkait rekaman kriminalisasi KPK, 20 November 2009, Red),” ujarnya. (Persda Network/roy/coz/yog)
PERSDANETWORK/BIAN HARNANSA
PENGGREBEKAN NARKOBA - Satuan Narkoba Polda Metro Jaya melihat barang bukti hasil pengrebekan rumah di Perumahan Citra Dua, Blok BB 2/6, Kalideres, Jakarta, Selasa (23/3/2010). Polisi menyita lima ribu butir ekstasi siap edar dan 200 kilogram sabu dengan total barang bukti senilai Rp 170 miliar, Selain itu polisi juga menahan seorang warga yang menempati rumah bernama AW alias Hk.
Sikap SBY Ancam Krisis Kebangsaan ■ Tolak Nonaktifkan Boediono dan Sri Mulyani JAKARTA, BANGKA POS -- Sikap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menolak meluluskan permintaan DPR menonaktifkan pejabat negara terkait skandal Bank Century, menjadi ancaman besar bagi tata kehidupan berbangsa dan bernegara di Indonesia. Perseteruan kini bukan antara SBY dengan partai koalisi yang membelot, tapi sudah antara lembaga legislatif dengan lembaga eksekutif. “Krisis kepercayaan antarlembaga negara akan meruntuhkan sistem tata negara secara bertahap. Saya pikir ini sangat berbahaya dan di luar kewajaran,” kata Ketua Pelaksana Harian Partai Demokrasi Pembaruan Roy BB Janis, di Jakarta, Selasa (23/3). Kendati posisi legislatif dan eksekutif sejajar, menurut Roy, SBY tidak selayaknya melakukan perlawanan atas sikap paripurna DPR yang
Krisis kepercayaan antarlembaga negara akan meruntuhkan sistem tata negara secara bertahap ROY BB JANIS Ketua Pelaksana Harian Partai Demokrasi Pembaruan
merekomendasikan agar Menteri Keuangan Sri Mulyani dan mantan Gubernur Bank Indonesia Boediono untuk mundur. “Dia memang mempunyai otoritas untuk melawan. Tapi, seharusnya SBY melihat hal itu sebagai fungsi pengawasan DPR belaka,” ujarnya. Mantan Ketua DPP PDI Perjuangan ini menambahkan, SBY tidak selayaknya berlebihan membela Wapres Boediono dan Menkeu Sri Mulyani. “Apalagi, kasus yang menyeret Boediono itu terjadi bukan saat dia menjabat sebagai wakil presiden,” katanya.
Hal senada dikemukakan anggota Fraksi PKS Agus Purnomo. Menurutnya, keputusan SBY tidak menonaktifkan Sri Mulyani dan Boediono menjadikan konflik DPR dan lembaga kepresidenan semakin runyam. “Konfliknya menjadi konflik antarlembaga negara. Antara lembaga kepresidenan dengan DPR dan BPK,” terang Agus. Agus yang juga anggota Komisi II DPR menjelaskan, respons SBY akan dijawab DPR secara institusional. DPR akan memperbincangkan hal ini setelah masa reses. “Respons SBY itu kan sikap resmi,”
ungkapnya seraya mengaku belum mengetahui apakah DPR akan bersikap menerima atau menolak sikap SBY tersebut. Aktivis Gerakan Indonesia Bersih (GIB) Adhie Massardi menilai, sikap perlawanan SBY semestinya menguatkan DPR untuk tidak lagi bermurah hati kepada SBY. Hak menyatakan pendapat sudah saatnya dilakukan. “Sikap perlawanan SBY sudah melanggar sumpah jabatan dan konstitusi. Saya mendorong DPR segera menyatakan hak pendapat,” imbuhnya. Adhie menganggap, koalisi di pemerintahan sudah tidak dapat dipertahankan. Alasannya, koalisi itu diperlukan sepanjang untuk menjaga pemerintahan bersih. “Kalau sudah menutupi kejahatan, saya kita itu bukan koalisi tapi sudah kolusi,” sergahnya. (Persda Network/ade)
PKS Sambut PDIP Masuk Koalisi ■ Demokrat Persilakan Mitra Koalisi Nakal Hengkang JAKARTA, BANGKA POS -- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tidak khawatir atas rencana Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menanggalkan baju oposan, dan merapat ke koalisi Partai Demokrat selaku rekan koalisi penyokong pemerintahan SBY-Boediono. PKS menyambut rencana koalisi tersebut. “Saya ucapkan selamat datang,” ujar Anggota Fraksi PKS DPR Agus Purnomo dalam diskusi di FX Senayan, Jakarta, Selasa (23/3). Menurut Agus, PKS menilai koalisi antara PDI Perjuangan dengan Partai Demokrat memungkinkan terjadi. Apalagi, beberapa utusan Partai Demokrat di masa reses DPR RI terus mendekati pimpinan teras kubu PDI Perjuangan. “Jadi mungkin saja bergabung, dan kami tidak khawatir sama sekali,” ungkapnya. Agus memandang, rencana Partai Demokrat menggandeng PDI Perjuangan bukan hanya karena retaknya jalinan koalisi. Namun, lebih disebabkan anjloknya popularitas SBY di mata masyarakat. “Saya menduga ini karena adanya penurunan popularitas SBY, karena itu dia menggandeng PDI Perjuangan,” terangnya.
PDI Perjuangan hingga kini memang belum mempunyai sikap resmi terkait kemungkinan berkoalisi dengan Partai Demokrat. Kendati belum mempunyai sikap, PDI Perjuangan telah mengagendakan pembahasan berkoalisi dengan Demokrat pada Kongres PDI-P di Bali, April 2010. Uniknya, bahasa untuk berkoalisi pun akan dibuat sehalus mungkin. PDI Perjuangan disebut-sebut tidak lagi mengusung kebijakan sebagai oposisi melainkan memposisikan sebagai partai penyeimbang yang prorakyat. Ketua Pelaksana Harian Partai Demokrasi Pembaruan, Roy BB Janis menilai wajar rencana koalisi PDI Perjuangan dengan Partai Demokrat. “Itu boleh-boleh saja,” papar Roy, mantan Mantan Ketua DPP PDI Perjuangan. Walau demikian, Roy mengingatkan bergabungnya PDI Perjuangan belum tentu menjamin keretakan koalisi tidak terjadi. “Saya kira kejadian ini juga akan berulang,” katanya. Di bagian lain, Agus mengatakan PKS tidak akan menarik diri dari koalisi besar penyokong pemerintah Susilo Bambang Yudhoyono-Boediono bersama Partai Demokrat. Meski berbeda
pendapat dengan Demokrat terkait skandal Bank Century, sikap PKS itu tidak melanggar kode etik koalisi. “Angket Century itu tidak bertentangan dengan kontrak koalisi karena kami menciptakan pemerintahan yang bersih, berwibawa dan lain-lain,” ujar Anggota Fraksi PKS Agus Purnomo. Agus mengemukakan, PKS baru akan angkat kaki dari koalisi, bila SBY selaku pimpinan koalisi mengusir PKS dari barisan koalisi. “Tapi saya mendengar di dewan pembina Partai Demokrat sendiri belum ada evaluasi soal ini,” ujarnya. Dia menjelaskan, untuk memperbaiki koalisi, sedikitnya enam sosok pemegang keputusan di partai koalisi Demokrat telah bertemu. SBY dari kubu Demokrat, Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie, Ketua Majelis Syuro PKS Hilmi Aminuddin, Ketua Umum PAN Hatta Rajasa, Ketua Umum PPP Suryadharma Ali, dan Muhaimin Iskandar dari PKB diminta menyelesaikan sengkarut komunikasi politik yang tidak berjalan mulus di DPR RI terkait skandal bank Century. “Policy maker parpol koalisi perlu bertemu untuk menya-
makan tujuan koalisi. Inikan setelah Century gate belum ada pertemuan lagi,” paparnya seraya berharap pertemuan enam petinggi partai tidak berujung pada perombakan kabinet. Pertemuan sekadar mengevaluasi komunikasi politik yang tidak sampai ke tingkat parlemen. “Kita evaluasi kemudian dicari titik perbedaannya. Evaluasi menyeluruh tapi tidak harus reshuffle,” katanya. Ketua DPP Partai Demokrat, Jafar Hapsah tak sependapat dengan pernyataan Agus. Jafar justru mempersilakan mitra koalisi Demokrat yang tak sekata pada skandal Bank Century untuk mundur. “Partai koalisi yang merasa sudah tidak memiliki kesamaan, bisa menarik diri sendiri,” terang Jafar. Dalam perhitungan politik Jafar, Partai Demokrat sekadar mencari sejawat partai yang bisa diajak bekerja sama di tingkat partai, pemerintahan dan parlemen di masa mendatang. “Jadi sikap mundur itu adalah konsekuensi logis yang harus diambil demi menjalankan fungsi demi kesejahteraan rakyat ke depan,” tandasnya. (Persda Network/ade)
Hendarman Akui Ada Aliran Dana ■ Terkait Kasus Gayus JAKARTA, BANGKA POS -- Jaksa Agung Hendarman Supandji mengakui adanya aliran dana terhadap bawahannya, jaksa yang menangani perkara pegawai pajak golongan III A, Gayus Halomoan Tambunan. Mantan Kabareskrim Mabes Polri Komjen Pol Susno Duadji menuding ada makelar kasus yang melibatkan polisi dan jaksa atas kasus Gayus, tersangka tindak pidana pencucian uang. Walau mengakui ada aliran dana, Hendarman belum memastikan benar apakah hal itu benar-benar mengalir ke bawahannya tersebut. Ia baru mengetahuinya sejauh dari proses yang selama ini berlangsung. “Belum ketemu.
Kalau saya baca itu kelihatannya iya,” ujar Hendarman kepada wartawan usai pertemuan tertutup dengan Satuan Tugas (Satgas) Pemberantasan Mafia Hukum di Kejaksaan Agung, Selasa (23/3). Meski demikian, kata Hendarman, apa yang tampak di permukaan belum sepenuhnya membenarkan adanya aliran itu karena masih memerlukan bukti-bukti yang cukup. “Tapi sekarang kan yang bicara bukan kelihatan, tapi alat buktinya, alat buktinya bagaimana, mungkin kelihatan saya keliru,” katanya. Ditanya lebih jauh apa yang dilihatnya, Hendarman tidak mau membeberkan kepada wartawan lantaran masih dalam
proses. “Ya enggak bisa saya sampaikan di sini. Biar alat bukti saja yang berbicara,” kilahnya. Untuk memastikan apakah ada kekeliruan dalam penanganan berkas Gayus, Hendarman sudah memerintahkan tim independen untuk melakukan eksaminasi. Tim independen ini akan dipimpin Direktur UHEKSI (Upaya Hukum Eksekusi dan Eksaminasi) Suroso, yang juga mantan Kajati Riau. Jika hasilnya sudah diketahui, Hendarman baru bisa memastikan untuk tindaklanjut kedepannya ke Satgas. Tapi karena baru berjalan sejak Senin (21/ 3) kemarin, belum diketahui hasilnya. Ia berjanji akan secepatnya memberikan informasi tersebut. “Secepatnya, pokok-
nya secepatnya. Selesai saya segera menyerahkan, kalau besok selesai saya segera menyerahkan,” ujarnya. Sementara Ketua Satgas Pemberantasan Mafia Hukum Kuntoro Mangkusubroto mengaku masih mempelajari apakah ada bukti kuat terkait keterlibatan Kejaksaan dalam kasus ini. “Saya kira akan kita pelajari lagi,” ujar Kuntoro. Hasil pertemuan tertutup Satgas Pemberantasan Mafia Hukum dan Kejaksaan Agung belum bisa memastikan apakah perkara Gayus Halomoan Tambunan yang diduga melibatkan Kejaksaan Agung dan kepolisian akan ditindaklanjuti dan diserahkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). (Persda Network/Yog)
CMY
6
bisnis
RABU 24 MARET 2010
ORI-007 Terbit JAKARTA, BANGKA POS — Membludaknya permintaan investor individu untuk berinvestasi pada ORI-006 yang diterbitkan akhir tahun 2009, tahun ini pemerintah dalam hal ini Kementerian Keuangan kembali akan menerbitkan Obligasi Ritel Indonesia (ORI) seri 007 atau ORI-
007 awal Agustus 2010. Direktur Jenderal Pengelolaan Utang Kementerian Keuangan Rahmat Waluyanto mengatakan, sesuai jadwal panitia seleksi agen penjual ORI, hari ini (Selasa, 23/3), panitia seleksi mengumumkan seleksi agen penjual di media massa. “Sementara proses seleksi berlangsung mulai 13 April hingga 21 April 2010,” kata Rahmat dalam pesan singkat (SMS) kepada Persda Network, Selasa (23/3). Disebutkan, proses seleksi terdiri atas evaluasi proposal agen penjual dan beauty contest. “Mengenai jumlah agen penjual yang terpilih tergantung hasil seleksi yang akan diketahui pada 21 April
mendatang,” kata dia. Pengadaan jasa agen penjual ORI dibiayai dari sumber dana APBN tahun 2010 dan diselenggarakan oleh sebuah panitia seleksi. Proses pelelangan ORI-007 akan tetap bersifat terbuka untuk bank umum dan perusahaan efek yang telah mendapatkan izin usaha dari otoritas dan sekurangkurangnya telah memenuhi kriteria dan persyaratan. (PersdaNetwork/aco)
Tiga Maskapai Extra Flight PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Puncak kedatangan di Bandara Depati Amir saat peringatan Cheng Beng (sembah-
yang kubur) yang diperkirakan pada 4-5 April 2010, pihak bandara mempersiapkan, sejumlah peralatan di terminal kedatangan. Tidak hanya itu, saat ini juga sudah terdapat tiga maskapai sudah mengajukan untuk melakukan penambahan jadwal penerbangan (extra flight), di antaranya Sriwijaya Air, Mandala dan Batavia. “Tiga maskapai yang melakukan extra flight pada saat pelaksaan Cheng Beng. Permintaan dari maskapai itu untuk 2-6 April 2010,” demikian dikemukakan Kepala Divisi Operasinal Bandara Depati Amir PT Angkasa Pura II Tri Nugroho, Selasa (23/3).
POS BELITUNG Mengenai penumpang saat ini masih landai dan belum ada lonjakan. Namun kemungkinan, sudah mulai berdatangan pada 25 Maret 2010. “Kalau dari Jakarta mulai berdatangan, pada akhir Maret 2010,” jelasnya. Bahkan dengan tegas Tri menjelaskan pihak bandara sudah menyiapkan untuk momen kedatangan masyarakat pada peringatan Cheng Beng di Provinsi Kepulauan Babel. “Kita siap, baik peralatan di terminal kedatangan maupun peralatan pendukung laluintas udara yang tentunya sudah berdasarkan standar operasi prosedur,” kata Tri. (rya)
KURS TRANSAKSI BANK INDONESIA Mata Uang
Nilai
USD CAD CHF EUR JPY AUD
Kurs Jual
1.00 1.00 1.00 1.00 100.00 1.00
Kurs Beli
9,165.00 9,001.18 8,659.30 12,421.32 10,146.13 8,402.47
9,073.00 8,909.07 8,568.33 12,292.10 10,040.95 8,316.31
SELASA, 23 MARET 2010 -- SUMBER: WWW.BI.GO.ID
Harga 23 Timah Dunia LME
Komoditi
Lokasi
CPO Karet TSR 20 Lada Putih Lada Hitam
MAR 2010
USD/TON
Harga
Medan Palembang Pangkal Pinang Lampung
7.335 28.516 40.639 23.834
Satuan Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg Rp / Kg
22
MARET 2010
KLTM
17.600 17.600 SUMBER:WWW.LME.CO.UK/ KLTM.COM.MY
SUMBER:WWW.BAPPEBTI.GO.ID
BANGKA POS/ ALZA MUNZI
BARANG BEKAS Pedagang barang bekas bertahan di sebelah BTC meski beberapa kali tergusur. Jika rencana pemkot melebarkan Jalan Trem Pangkalpinang, maka mereka kembali tergusur. Foto diambil Senin (22/3/ 2010).
Mas juga mengandung Nigellone yang dapat membersihkan saluran pernafasan. Untuk hasil lebih optinggu minum Genmal, pola hidup sehat tong Mas dengan seperti berolahraga serutin, manfaat cara teratur, mengurangi sudah dirasakanrokok dan banyak minum nya. “ ..Alhamdulilair putih juga diperlukan. lah, sekarang stamGentong Mas dibuat ina semakin fit dan dari bahan murni pilihan sinusitis berangsur dan diproses alami tanpa reda...sehingga Ahmad Soleh campuran bahan kimia kerja menjadi makin dan pengawet. Menurut Ridwan semangat dan tak terganggu lagi “ Alawi, Eksekutif Marketing PD ucap Ahmad penuh syukur. Dan Gentong Mas, tingkat permintaan manfaat lain yang dirasakan Ahselalu naik seiring dengan makin mad adalah meningkatnya vitalitas banyaknya masyarakat yang dewasa yang membuat hubungan merasakan manfaat Gentong dengan istri semakin harmonis. Kini Mas. Ahmad rutin merasakan manfaat Untuk informasi lebih lanjut dan lezatnya Gentong Mas setiap hubungi: 081322364969, 0857 pagi dan malam. 64376235 , bagi anda yang ingin Gentong Mas adalah suplemen mendapatkannya sudah tersedia herbal yang bahan utama adalah di Apotik/Toko obat terkemuka di Gula Aren dan Nigella Sativa (Habbatussauda) . Menurut Jeff Nugent kota Anda. Pangkalpinang: Apt dalam buku “Permaculture Plants Media, Jl Mesjid Jamik. Apt (2004)” Riboflavin dan Ascorbic Wijaya, Jl Jend Sudirman. To Asli Acid , yang dikandung Gentong Jaya, Jl Trem. Apt Sejahtera, Apt Mas, memperlancar metabolisme, Asli, Apt Bangka, Jl Mayor Muhimemperbaiki kerja sel dan memdin, Apt Kita Jl Yos Sudarso, Apt perkuat kekebalan tubuh . SedanSejahtera, Apt Asli Jl. Ms Rachgkan menurut Imunolog Jerman, man ; Sungailiat : Apt. Dian Jl Hidelbert Wagner, Nigella Sativa , Jend Sudirman, Apt Prima Jl Bayang menjadi bahan Gentong Mas, tin Tikal. Apt Jaya Parma Jl Muhimenambah daya tahan tubuh terdin ; Muntok : Apt Rizky Parma Jl hadap berbagai penyakit serta sanKp Jawa, Apt Putra Parma Jl gat efektif dalam meningkat vitaliSudirman Pal II ; Koba : Apt Delta tas dewasa yang alami. 10 Jl Pos, TO Delta Pos Giro, ToGentong Mas juga mengandboali ; Apt Amanah Jl Sudirman, ung Ascorbic Acid, yang bermanApt Nirwana Jl Sudirman Pasar. faat untuk mencegah dan menApt Hidayah samping Danamon gatasi flu, dan ThymohydroquaP-IRT No.812320501114 none yang efektif dalam menghiwww.gentongmas.com langkan alergi dan pilek. Gentong
Sinusitis Plong KESEHATAN adalah modal utama dan penting dalam mencari nafkah. Jika tubuh sehat , kita bisa bekerja dan rejekipun mengalir. Namun jika tubuh tidak sehat kita tak bisa bekerja dan rejeki tak hanya tersendat, uang yang sudah adapun terpaksa keluar untuk membiayai pengobatan yang semakin lama semakin mahal ini. Pentingnya kesehatan disadari betul oleh Ahmad Sholeh (35 th) yang berdomisili di Perum Terang Sari , Klari Kabupaten Karawang – Jawa Barat. Sebagai pekerja pada suatu pabrik di Karawang Komplek Cidamar, Ciapus, kabupaten Bogor-Jawa barat dia membutuhkan stamina yang selalu prima agar kerja tak terganggu. “...pekerjaan di pabrik terkadang terlalu memforsir fisik sehingga stamina mudah melemah....tapi yang paling mengganggu adalah sinusitis yang muncul setiap pagi.. jika berkelanjutan saya tak bisa bekerja dan otomatis penghasilan berkurang.” keluh Ahmad tentang gangguan kesehatan yang dialaminya. Ahmad sudah mencoba berbagai obat dan jamu untuk mengatasi kendala kesehatan yang ada, namun semuanya itu tak sesuai dengan harapannya. Hingga suatu hari dia membaca testimoni di sebuah surat kabar tentang Gentong Mas. Penasaran, Ahmad langsung membeli dan mencobanya. Belum semi-
Pedagang Barang Bekas Bertahan
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Di tengah berkembangnya pasar, supermarket dan mall di Kota Pangkalpinang, yang menyediakan barang-barang baru dengan kualitas dan harga beragam, pedagang barang bekas yang ada di ibu kota Provinsi Kepulauan Babel ternyata masih mampu bertahan. Meski berkali-kali tergusur, tidak membuat para pedagang barang bekas berhenti mencari nafkah ke bidang lain. Seperti yang dilakukan Agus (50) warga Semabung, Pangkalpinang. Bapak empat orang anak ini, sudah lima tahun berdagang barang bekas di sekitar pasar Pangkalpinang. “Dulu berjualan di ujung Pasar Pembangunan. Kemudian pindah lagi agak ke dalam
■ Berdagang di Samping BTC
dan pindah ke samping BTC saat pasar dirobohkan,” kata Agus di Jalan Trem, Pangkalpinang, Senin (22/3). Menempati lapak kecil yang menempel di dinding toko samping BTC, Agus sabar menunggu pembeli. Omzetnya sangat sedikit, sekitar Rp 10 ribu sampai Rp 15 ribu per hari. Dia mengaku, berkurangnya daya beli karena lokasi berjualan yang kurang baik. Lokasinya jarang dilewati pengunjung pasar, kecuali warga yang sudah biasa melintas di samping BTC. “Paling yang harga Rp 10 ribu sering laku. Kami bertahan seperti inilah, tidak tahu kemana lagi,” ungkapnya.
sampai mesin air. Barang bekas yang dijual juga sangat miring. Misalnya, DVD dijual sekitar Rp 2.000 Rp 5.000 dan gulungan kabel sekitar Rp 7.000. Sayangnya, keberadaan mereka tidak lama lagi bakal tergusur. Pemkot Pangkalpinang akan melebarkan Jalan Trem selebar 9 meter. Mau tak mau, Agus dan Yanto harus pindah mencari lokasi baru. (day)
Serupa dikatakan Yanto (54) warga Jalan Ahmad Yani. Dia mengaku sudah puluhan tahun berjualan barang bekas dengan penghasilan tidak menentu. Barang bekas diperoleh dari warga yang menjual langsung dan kadang-kadang dia mencari sendiri. Pembelinya pun pelanggan itu-itu saja, yang sudah dia kenal. “Jadilah dari pada tidak ada kerja sama sekali. Pelanggan kadang orang-orang yang nongkrong di depan pasar itu,” imbuhnya. Pengamatan harian ini, barang bekas yang dijual beragam mulai dari DVD, tape, ampli, cas Hp, kran air, sepatu, lampu, stop kontak, kabel
Barang bekas yang dijual ● ● ● ● ● ● ●
DVD, VCD Tape, ampli Gulungan kabel, cas Hp Sepatu Mesin pompa air Jam, kamera foto Keramik SUMBER: AGUS DAN YANTO PEDAGANG BARANG BEKAS (DAY)
Rumah Batik & Laundry
Batik Asal Jawa Diskon 10 persen PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Bagi anda yang ingin mencari baju batik asal Pekalongan, Bandung dan Yogyakarta dengan corak yang menarik, kini telah tersedia di Rumah Batik dan Laundry, yang berada di Jalan A. Yani No 30C dekat Simpang Empat Jalan Mentok Pangkalpinang. Selain corak yang menarik, Rumah Batik dan Laundry juga memberikan diskon hingga 10 persen pada semua item selama masa promosi berlangsung. Nora, salah seorang pemilik Rumah Batik dan Laundry menyatakan, Rumah Batik
OLYMPIC S P R I N G
dan Laundry menyediakan batik untuk perempuan dan laki-laki, mulai dari anak-anak sampai orang dewasa. Model dan motifnya beragam, sesuai dengan perkembangan zaman (trendi) serta tidak pasaran karena satu baju hanya satu model dan motif. “Jadi pelanggang tidak perlu cemas, tidak bakalan sama dengan orang lain,” jelas Nora, Minggu pekan kemarin. Untuk harga, pihaknya, memberikan dengan kisaran harga dari Rp 25 ribu - Rp 205 ribu dan itru untuk batik sutra. Diungkapkannya, Rumah Batik dan Laundry juga meneri-
R
B E D
...have a nice dream ! PARADISO
HB. Accent Bench Deco
GILANG PUSPITA
BUTIK & LAUNDRY - Soft Opening Rumah Butik & Laundry di Jalan A Yani Pangkalpinang menjual berbagai jenis baju bermotif batik dan melayani laundry kiloan, Minggu (21/3/2010).
ma pesanan baju untuk kantoran dengan model dan motif sesuai dengan pesanan. “Alasan kami membuka Rumah Batik karena sekarang batik tidak hanya dipakai untuk menghadiri acara resmi saja, namun juga dipakai bagi pekerja kantoran baik swasta maupun pegawai negeri,” jelas Nora. Selain menjual batik, pi-
haknya juga menjual berbagai macam tas dan mukena, serta melayani laundry kiloan bagi mereka yang tidak sempat untuk mencuci baju. “Selama masa promsi ini laundry kiloan kami juga memberikan diskon khusus. Selain menerima laundry pakaian, kami juga menerima laundry karpet, bad cover, boneka dan sebagainya,” ucapnya. (k8)
KELUARGA BESAR
TWIN CATS HB. Metal 02
BANGKA POS GROUP
HERITAGE HB. Hermes
Mengucapkan :
Selamat Ulang Tahun KEPADA PELANGGAN BANGKA POS GROUP
NAMA PITNEN (IBU YENY) SUNARDI TORANG BUTAR-BUTAR
MARVEL HEROES IB HB. 3D MARVEL
SEGERA DAPATKAN DI TOKO-TOKO FURNITURE TERDEKAT DI KOTA ANDA.
JADWAL KM. SAHABAT, KM. SALVIA DAN KM. SRIKANDI
JADWAL KAPAL PENUMPANG PELNI
KM BUKIT RAYA
CMY
SRIKANDI SAHABAT SALVIA SAHABAT SRIKANDI SALVIA NAMA KAPAL SAHABAT NAMA KAPAL SAHABAT
DARI DARIPANGKAL PANGKALBALAM BALAM
HARI
TANGGAL
JAM
KAMIS JUMAT SABTU SENIN
18/03/2010 19/03/2010 20/03/2010 22/03/2010
11.00 20.00 20.00 21.00
SELASA
23/03/2010
22.00
DARI TANJUNG PROIK
DARI TANJUNG PRIOK
HARI
TANGGAL
JAM
JUMAT
19/03/2010
21.00
MINGGU SELASA SELASA RABU
21/03/2010 23/03/2010 23/03/2010 24/03/2010
24.00 24.00 24.00 24.00
DARI TANJUNG PANDAN
SABTU
20/03/2010
21.00
MINGGU
21/03/2010
22.00
SENIN
22/03/2010
05.00
SENIN
22/03/2010
23.00
DARI PANGKAL BALAM
PANGKALPINANG (BANGKA)
Jl. Yos Sudarso No. 46 Pangkalbalam Telp. (0717) 421149 HP. 0852 6778 8992, 085267023795
JAKARTA
KM SIRIMAU
Jl. Griya Agung Blok M 3 No. 19 Sunter Jakarta Utara Komp.Pelabuhan Tg.Pandan No.6 Telp. (021) 6401618, 6401628 Tg.Pandan - Belitung Telp. (0719) 7000530 HP. 081384184818 HP. 081977821964
BERANGKAT HARI / TANGGAL / JAM DARI PELABUHAN - TUJUAN BELINYU TUJUAN KIJANG JUM AT
12 MAR 10
14.00
BELINYU - KIJANG - TEREMPA - NATUNA - PONTIANAK SURABAYA (PP)
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL) SELASA 02 MAR 10 20.00 SELASA 16 MAR 10 20.00 SELASA 13 APR 10 20.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
BELINYU - KIJANG (PP)
BELINYU TUJUAN TG.PRIOK
KM BUKIT RAYA
SELASA
23 MAR 10
14.00
BELINYU - TG. PRIOK (PP)
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
KM SIRIMAU
KAMIS KAMIS
04 MAR 10 06.00 01 APR 10 06.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
BELINYU - TG PRIOK - SEMARANG - B LICIN - MAKASSAR - LARANTUKA - KALABAHI - KUPANG (PP)
TG PANDAN TUJUAN TG PRIOK
KM LAWIT KM LEUSER
DARI TANJUNG PANDAN
TG.PANDAN (BELITUNG)
PT. PELNI
BULAN MARET 2010 Jl. Depati Amir No. 67 Telp (0717) 422743 - 422216, Fax (0717) 421304 Pangkalpinang - Bangka
NAMA KAPAL
NAMA KAPAL
TGL LAHIR 3/24/1980 3/24/1956 3/24/1973
HUT PELANGGAN DI ATAS DIMUAT SESUAI DENGAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE KANTOR BANGKA POS, MASIH RIBUAN KWINTANSI LANGGANAN YANG DIKIRIM KE PENERBIT TETAPI TIDAK MENCANTUMKAN TANGGAL LAHIR, KEDEPAN DIHARAPKAN PELANGGAN SETIA MENGISI DENGAN KOMPLIT DATA KWINTANSI LANGGANAN.
PERIODE : MARET 2010
PANGKAL BALAM - TANJUNG PRIOK (PP)
ALAMAT JL. SIJUK AIR REMBIKANG SIJUK - BELITUNG JL. AKA TGPANDAN - BELITUNG JL. A. YANI NO. 41 TANJUNGPANDAN - BELITUNG
SENIN SENIN
01 MAR 10 07.00 29 MAR 10 09.00 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
JUM AT 05 MAR 10 (JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
07.00
TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK - SADANG - SIBOLGA TG PANDAN/TG RU - TG PRIOK (PP)
TG PANDAN TUJUAN PONTIANAK TG PANDAN/TG RU - PONTIANAK - SEMARANG
KM LEUSER
(JADWAL SELAJUTNYA MENYUSUL)
Hubungi PT. PELNI Pangkalpinang Telp. (0717) 422216 / 422743 dan PT PELNI sub cab Tg.Pandan Telp (0719)21719 Tiket dapat dibeli di Loket PT. PELNI setiap hari kerja dan Travel Biro yang telah ditunjuk : CV. Sumber Rizki (di Belinyu) Telp. (0715) 321494 - CV. Marissa (di Belinyu) Telp. (0715) 321273
POS BELITUNG 50 Persen Terumbu Karang Rusak sambungan hal 1 “Kapal keruk, kapal hisap dan TI apung, semuanya memberikan dampak kerusakan terhadap ekosistem terumbu karang,” tandasnya. Ia menyayangkan kondisi ini, dimana saat ini pemerintah sedang mengembangkan sektor perikanan dan sektor pariwisata bahari yang merupakan sektor unggulan pasca timah, namun hal ini dirusak oleh aktifitas penambangan. Wilayah yang mengalami kerusakan ekosistem terumbu karang yang tersebar di
SMS Jawaban Anggap Angin Lalu sambungan hal 1 pesan, kalau dapat SMS dari luar jangan langsung percaya. Jangan sampai terjebak dan yakinlah dengan kemampuan sendiri,” katanya. Di SMA Muhammadiyah Tanjungpandan, peserta UN tercatat 34 siswa yang seluruhnya program IPS. UN dilaksanakan dalam dua ruangan di lokasi yang baru, di Jalan Raya Air Raya Tanjungpandan. Sutiawati mengatakan, secara keseluruhan pelaksanaan UN di SMA Muhamadiyah Tanjungpandan. Seluruh peserta juga hadir. Sutiawati berharap angka kelulusan SMA Muhammadiyah bisa mencapai 100 persen atau paling tidak 70 persen. Angka kelulusan tahun lalu di SMA Muhammadiyah mengalami pe ningkatan dari tahun sebelumnya, yaitu dari 13 persen menjadi 24,27 persen. “Mudah-mudahan. Target sih lulus semua. Tapi paling tidak 70 persen,” kata Sutiawati. Upaya sekolah sendiri dinilai sudah maksimal, mulai dari jam pelajaran tambahan sebanyak dua kali (pagi dan siang), hingga bimbingan kerohanian. Terkait masalah SMS jawaban ini, beberapa pejabat dinas pendidikan di Pangkalpinang baru juga baru sebatas menghimbau siswa agar tidak mempercayai jawaban UN yang beredar dari handphone ke handphone siswa. “Jangan percaya dengan adanya SMS, atau bocoran soal. Soal itu dijaga begitu ketat. Setelah selesai dikerjakan, pengawas langsung mengambil soal, disegel, dan langsung diantarkan ke posko induk
Maskot dan Logo Resmi Dilaunching sambungan hal 1 yakni provinsi Bangka Belitung”, tambahnya lagi. Selain itu, Eko juga mengungkapkan Pemkab Basel telah siap kesiapan yang telah dilakukan, guna suksesnya pelaksanaan Porprov yang akan diselenggarakan pada 17-26 Juli nanti. “Melalui acara ini, kita dapat menilai, Pemkab Basel sudah siap menjadi tuan rumah di acara bergengsi ini.
Sudah dari 1974 Bekerja dengan Berdiri Lama Sambungan Halaman 1 keluhannya kini berkurang. Saat ditemui pada pekan kedua Juni 2009 yang lalu, ia mengatakan, “Perut saya tidak sering kembung dan melilitlilit lagi sekarang. Begitu juga dengan rasa sakit di kaki itu.” Sakit maag adalah sakit yang ditimbulkan oleh kelebihan asam lambung yang dapat menyebabkan terjadinya iritasi alias luka pada selaput lendir lambung. Dalam kondisi normal, asam lambung diperlukan untuk membantu pencernaan dalam mengolah makanan yang kita makan. Namun, produksinya bisa meningkat bila ada pemicunya. Misalnya memakan yang pedas-pedas dan berminyak, makan tidak teratur, makan terlalu cepat atau dengan tergesa-gesa, meminum kopi, merokok, mengonsumsi alkohol dan obat-obatan tertentu, stres, atau kena serangan kuman. Gejala yang dirasakan biasanya nyeri di ulu hati, perut terasa kembung, muncul perasaan mual, sering keluar sendawa, dan sebagainya. Terkadang, lambung penderita sakit maag
tribun line
antaranya di Kabupaten Bangka meliputi wilayah Pantai Batu Putih, Pantai Teluk Limau, dan Penyusuk. Di Kabupaten Bangka Barat meliputi Pantai Tanjung Ular, Desa Teluk Limau Jebus, Pantai Bembang, Pulau Ketawai, dan Pulau Panjang. Sementara di Kabupaten Bangka Selatan dari lima tempat yang disurvai kerusakan terparah terjadi di Pantai Kerasak dimana kondisi terumbu karang sudah tertutupi sedimen dan ditumbuhi makroalga akibat pengaruh TI apung. Sementara di Kabupaten Bangka Tengah kondisi terumbu karang di Pulau Ketawai dan Pulau Panjang terpengaruh oleh TI dari Pulau Bangka serta banyak terdapat
bulu babi. Pengamatan secara umum dilakukan di sebelah utara, timur dan selatan Pulau Bangka. Tim tidak melakukan kegiatan di sebelah barat Pulau Bangka dengan pertimbangan karena bagian barat Pulau Bangka berhadapan langsung dengan Pulau Sumatera. Hal ini menyebabkan perairan laut sebelah barat lebih tertutup sehingga tekstur substrat di kawasan ini lebih halus. Hal ini menyebabkan kawasan ini sebagian besar pesisirnya merupakan kawasan hutan mangrove. Apalagi banyak terdapat aliran sungai dari Pulau Bangka maupun dari Pulau Sumatera. (gea)
pengawasan UAN yaitu di LPMP Provinsi. Jadi tidak ada celah untuk berbuat curang,” tegas Edison Taher, Kepala Dinas Pendidikan Kota Pangkalpinang saat diminta tanggapannya, Selasa (23/3). Penegasan serupa disampaikan Sekda Pangkalpinang Hardi terkait beredarnya kunci jawaban UN di SMA Swadaya Pangkalpinang. Hardi mengatakan, pihaknya sudah berkali-kali mengingatkan Dinas Pendidikan Pangkalpinang, para kepala sekolah, guru, komite agar menyiapkan diri dengan baik menghadapi UN. “Peserta didik sudah dibekali dengan materi ditambah dengan motivasi melalui doa bersama dan bimbingan belajar sejak berbulan-bulan yang lalu. Sehingga, bila ada SMS berisi kunci jawaban itu jangan dipercaya. Jangan terjebak apalagi sampai terpengaruh SMS tersebut,” kata Hardi di tempat terpisah. Dia menyebutkan, jika peserta sudah mempersiapkan diri dengan matang, maka tumbuh rasa percaya diri dan optimisme menghadapi ujian. Sehingga, peserta ujian mengandalkan kekuatannya yang diperoleh dari belajar yang tekun. Hardi mengingatkan, jika visi yang dipegang siswa sudah jelas, maka akan muncul motivasi untuk meraihnya. “Saya yakin anak yang ikut ujian sangat siap. Mereka tidak mudah terjebak. Mari tumbuhkan sikap optimis, apapun hasilnya serahkan kepada Tuhan,” imbuhnya. Kecil Bocor Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Belitung Rafeli melalui Kabid SMP/SM Dinas Pendidikan Kabupaten Belitung Herman mengatakan, hingga hari kedua pelaksanaan UN di Kabupaten Belitung berjalan lancar.
“Setiap usai pelaksanaan UN, pihak sekolah langsung menyerahkan LJUN ke Dinas Pendidikan hari itu juga. Setelah itu, LJUN tersebut akan langsung dibawa ke Kantor Polres Belitung,” kata Herman. Sedangkan untuk Kecamatan Selat Nasik, lanjut Herman, LJUN disimpan di Kantor Polsek Selat Nasik dan rencananya hari Kamis mendatang akan dibawa ke Tanjungpandan. Tentang kemungkinan kebocoran soal di Belitung, menurut Herman, hal tersebut sangat kecil karena penjagaan soal dilakukan secara ketat. Soal-soal diamankan di Polsek. Tentang kemungkinan kunci jawaban UN via SMS, hingga sejauh ini belum menerima informasi tentang adanya kunci jawaban yang beredar di Kabupaten Belitung. Sejumlah kepala sekolah antara lain Kepala SLB Tanjungpandan Rusdi Sahak, Kepala SMK Yaperbel 1 Tanjungpandan FX Hardono, juga Kepala SMK Yaperbel 2 Tanjungpandan Herman yang ditemui usai menyerahkan LJUN di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Belitung mengemukakan, hari kedua UN berjalan lancar, asalkan listrik tidak mati. “Lancar. Listening juga lancar. Kalau listening tergantung pada aliran listrik. Asalkan listrik tidak mati, listening pasti lancar,” kata M Jalili, Kepala SMA PGRI Tanjungpandan. Jalili menambahkan, jumlah peserta UN di SMA PGRI berkurang satu orang, karena satu orang tersebut memilih mengundurkan diri sebelum UN. Pada hari ketiga, Rabu (24/ 3) hari ini, para siswa SMA/ SMK dan MA akan menghadapi ujian untuk mata pelajaran Matematika. (vid/h4/ day/mg2)
Untuk itu saya menghimbau kepada seluruh komponen masyarakat Babel untuk memberikan dukungan penuh kepada pemerintahan Kabupaten Basel agar dapat menyelenggarakan Porprov,” ucap Eko. Sementara itu, dalam kesempatan yang sama, Bupati Basel Justiar Noer mengucapkan rasa terima kasihnya kepada semua pihak yang telah memercayakan kabupaten Bangka Selatan sebagai tuan rumah. “Kepercayaan ini lah yang akan kami bayar dengan bekerja penuh rasa tanggungjawab sehingga Tri Sukses yang ditargetkan bisa terca-
pai, yakni sukses pelaksanaan, prestasi dan pemberdayaan masyarakat”, kata Justiar. Menurutnya, suksesnya acara ini tidak bisa tercapai tanpa dukungan dan kerjasama seluruh komponen masyarakat. Dalam acara ini, Gubernur, Bupati beserta pejabat KONI melakukan pembunyian sirine dan pelepasan balon ke udara tanda peresmian secara simbolis maskot dan Logo Porprov Babel III 2010. Selain itu, dilakukan juga penempelan stiker maskot dan logo secara simbolis di mobil dinas Gubernur Babel, Bupati Basel, Ketua Umum Penyelenggara, Ketua Koni Provinsi dan Sekda Basel. (K5)
bisa mengalami iritasi atau infeksi. Lalu, dengan mengonsumsi jenis-jenis makanan tertentu, iritasi bisa makin parah dan mengakibatkan pendarahan yang berlebihan. Bila hal ini yang terjadi, penderita makin stres. Betapa tidak. Tinja yang keluar ketika ia buang air besar bisa bercampur dengan darah. Dan akibat stres, tidak mustahil penyakit lain akan bermunculan. Bisakah penyakit ini diatasi dengan mengonsmsi kacang hijau dan kedelai? Dalam biji kacang hijau dan kedelai terkandung vitamin B1, yang berfungsi untuk membantu kelancaran proses pencernaan dalam lambung dan membuat usus lebih baik. Dengan demikian, masa pengosongan lambung menjadi dipersingkat sehingga gejala sakit maag dapat ditekan. Sedangkan pada kasus asam urat, problem utamanya adalah terganggunya fungsi sendi. Hingga saat ini belum ada obat buat menyembuhkan penyakit ini. Obat hanya bisa mengatasi gejalanya. Karena itu, yang perlu dilakukan adalah menekan gejala itu. Salah satunya dengan terapi herbal. Mengonsumsi bubuk kacang hijau dan bubuk kedelai, yang kaya akan protein, lemak tak jenuh, isoflavon, asam amino,
vitamin, dan mineral, adalah salah satunya. Zena-600 sudah laku di seluruh wilayah pemasarannya. Ini tak lepas dari manfaatnya yang nyata dan produknya yang diolah higienis. Selain itu, formulanya merupakan penyempurnaan dari formula-formula kedelai bubuk yang selama ini banyak beredar di pasaran. Dan ini amat ditunjang oleh mulai sadarnya masyarakat untuk beralih ke bahan nabati alami dalam memelihara kesehatan. Tetapi, produk ini bukanlah obat melainkan makanan kesehatan untuk memelihara kondisi tubuh. Untuk konsultasi kunjungi segera purwati-s@centrin. net.id atau telepon (021) 70288540 Distributor Zena-600 Babel Telp . (0717) 7023842, HP. 08117172511, sudah tersedia di Apotik dan Toko Obat sbb : Pangkalpinang : Apt Media, Apt Setia, Apt Algi Farma, Sungailiat : Apt Sehat, Apt Sungailiat, Belinyu : Apt Sahabat Jaya, Koba : Apt Delta, Apt Sehat, TO Nirwana, Toboali : Apt Sumber Waras, Apt Rusdiana, Apt Sabang, Apt Amanah, Mentok : TO Air Mancur, TO Sehat, Jebus : TO Harapan Baru, Tanjungpandan : TO Lina, Apt Budi, Apt Unifarma, TO Toni, Klp Kampit : TO Bunda Farma, Manggar : Apt Manggar Jaya.
AL Tahan Ribuan Kubik Kayu sambungan hal 1 lokasi menggunakan KRI Barakuda. Sebelum disergap, awak tug boat berkapasitas GT 128 No.99/RRC itu rupanya mengendus kedatangan petugas. Mereka berupaya menghindari. TNI AL sempat kewalahan mendeteksi dan melakukan pengejaran dengan kecepatan 20 knot, karena kondisi perairan Selat Bangka sedang ramai aktivitas kapal-kapal lainnya. Berkat kecekatan anggota KRI Barakuda akhirnya tug boat yang menarik tongkang berisi kayu gelondongan tersebut berhasil diamankan di wilayah perairan Tanjung Ular. “Saat kita periksa ABK-nya termasuk nakhoda kapal tug boat itu mengaku ribuan kubik kayu gelondongan itu dibawa dari Palembang Sumsel dengan tujuan Pekanbaru,
Belum Ada Laporan Kecurangan sambungan hal 1 sekarang ini belum terdengar hal-hal yang mengarah pada kebocoran. Kalaupun ada, hanya gosip barangkali, tapi dari kepanitian belum ada laporan kebocoran soal,” ujar Badia Perizade, Selasa (23/3). Pelaksana tugas Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Babel Riva’i bersyukur belum ada laporan kecurangan UN di daerah ini. “Saya berkeyakinan bahwa kecurangan-
Rekomendasi Tim Eksplorasi UBB sambungan hal 1 yang sehat semakin banyak guna menunjang sektor wisata bahari dan perikanan pasca timah. 3. Setiap perusahaan yang melakukan penambangan timah di laut wajib melakukan reklamasi dengan nilai besaran minimal sama dengan nilai reklamasi penambangan di darat.
Dua Kandidat Tetap Urus SKCK sambungan hal 1 oleh pengadilan niaga di Jakarta. “Untuk mengurus surat keterangan dalam keadaan tidak pailit di pengadilan niaga di Jakarta, kita tetap membawa SKCK untuk antisipasi siapa tahu nantinya diminta. Karena secara logikanya, untuk mendaftar CPNS saja harus melampirkan SKCK,” tutur Haryoso. Hal yang sama juga dilakukan Basuri Tjahaja Purnama. Ia mengaku sudah mengurus SKCK di Polres Beltim walaupun dianggap bukan menjadi kelengkapan persyaratan pencalonan. Syarat SKCK akan digunakannya juga untuk mengurus surat keterangan dalam keadaan tidak pailit yang dikeluarkan oleh pengadilan niaga di Jakarta. “Kita sudah buat SKCK, tinggal diambil saja di polres. Rencananya besok (hari ini--red) mau ke polres untuk mengambil SKCK. Kemungkinan SKCK ini digunakan untuk mendapatkan surat keterangan pailit dari pengadilan niaga. Yang pasti kita tetap buat SKCK supaya lebih jelas dan diketahui masyarakat, kalau kita bersih dari masalah hukum,” ujarnya. Terpisah Kapolres Beltim AKBP Rajendra Sumihar men-
Lulus, Puasa Satu Minggu sambungan hal 1 kelas. Ada yang terlihat lesu, ada pula yang tampak sumringah. “Hari ini agak nyaman (mengerjakan soal--red). Waktu listening juga suaranya bagus. Jadi apa yang diomongin lebih jelas,” kata Pitrianti, siswi SMA Muhammadiyah Tanjungpandan ditemui Grup Bangka Pos usai UN, Selasa (23/3) kemarin. Pitrianti menuturkan, soal Bahasa Inggris berjumlah 50 soal, 15 soal diantaranya adalah untuk listening. Pada bagian ini siswa dituntut mampu menjawab soal yang diperdengarkan melalui perangkat audio. Beruntung listrik tak padam
RABU 24 MARET 2010
7
Riau. Namun saat ditanya kelengkapan surat atau dokumen termasuk SKSKB (surat keterangan kayu bulat), mereka tidak dapat menunjukkannya,” kata Mayor Eka Prabawa kepada Bangka Pos Group di Makolanal Babel di Belinyu, Selasa (23/3). Eka Prabawa menjelaskan, kayu gelondongan tersebut berjumlah 2.684 kubik. Ukuran panjang kayu itu rata-rata sekitar 6 meter, sedangkan diameternya bervariasi. “Untuk sementara kita anggap barang itu (kayu, red) kayu ilegal, ya karena mereka tidak dapat menunjukkan kelengkapan administrasinya antara lain surat keterangan yang tadi yakni SKSKB,” kata Eka Prabawa. Saat ini penahanan ribuan kubik kayu tersebut diserahkan ke Lanal Babel. Danlanal Babel Kolonel Laut (P) Gregorius Agung WD membenarkan penahanan kayu itu. Pihaknya sudah membuat berita acara terkait
penangkapan kayu gelondongan yang diduga ilegal untuk proses hukum selanjutnya. “Kami akan melibatkan beberapa instansi terkait guna melakukan pemeriksaan lebih lanjut,” kata Gregorius Agung saat ditemui di sela-sela kunjungan ke kapal tug boat dan tongkang bermuatan 2.864 kubik kayu gelondongan yang diamankan di Tanjung Gudang, Belinyu. Informasi yang dihimpun harian ini menyebutkan, saat aksi penangkapan kayu log itu, aparat KRI Barakuda menemukan dua orang yang diduga oknum polair. Oknum bersenjata itu berada di dalam tug boat yang sedang menarik tongkang. Dirpolair Polda Babel AKBP Purwoko tak menampik keberadaan dua anggota Polair asal Palembang di atas tug boat saat penangkapan oleh TNI AL. Hanya saja kata Purwoko, keberadaan dua anggota itu dalam rangka menjalankan tugas dari instansi polair
di Palembang. “Memang benar ada dua orang anggota polair di tug boat itu. Tapi mereka itu menjalankan tugas resmi yang disertai dengan surat tugasnya. Dan mereka ditugaskan demi menjaga keamanan dari tindakan para perompak,” jelas Purwoko saat dihubungi ponselnya, Selasa (23/3) sekitar pukul 16.00 WIB. Soal dugaan kayu ilegal karena awak kapal tidak bisa menunjukkan kelengkapan dokumen, Purwoko mengatakan kayu-kayu tersebut milik PT YKF yang berkantor di Kota Palembang. Perusahaan ini masih satu grup dengan perusahaan Sinar Mas. “Perusahaan tersebut telah memiliki surat resmi termasuk HPH (hak pengelolaan hutan). Kita sudah konfirmasi dengan Dirpolair Palembang Sumsel bahwa perusahaan tersebutlah yang memiliki barang (kayu yang ditahan TNI AL, red) itu,” tandas Purwoko. (rap)
kecurangan, dibandingkan dengan tahun lalu, mungkin masih bisa dihindari. Bapak Gubernur kita juga sudah menghimbau agar UN dilaksanakan secara jujur dan objektif. Melalui surat gubernur kepada para bupati supaya pelaksanaan ujian nasional tahun 2010 ini dilaksanakan secara objektif dan jujur,” kata Riva’i berharap ujian SMA maupun SMP tidak terjadi permasalahan. Terpisah, Anis Sagaf, Ketua Tim Pengawas Ujian dan Ketua Tim Pengawas Independen UN Babel mengatakan, “Alhamdulillah,
saya melihat semua menjunjung kejujuran. Mudah-mudahan dapat berjalan seperti ini sampai dengan akhir nanti,” katanya sambil menekankan pada kata kejujuran. Lulus 100 Persen Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Babel Hardijono mengharapkan kelulusan UN tahun ini naik dibanding sebelumnya. Ia optimis harapan itu tercapai. “Kita harap 100 persenlah, walaupun mungkin melenceng sedikit, tetapi saya yakin ada persentase kenaikan kelulusan siswa dibanding tahun lalau walaupun standar
kelulusan juga ikut naik dari 5,25 menjadi 5,5,” ujar Hardijono ketika memantau UN di SMAN 1 dan SMKN 2 Pangkalpinang, Selasa (23/3). Komisi IV sejauh ini juga belum mendapat laporan adanya pelanggaran dalam pelaksanaan UN di Babel. “Semuanya berjalan lancar. Sedangkan mengenai kecurangan juga dijamin tidak ada, sebab kita juga meminta kepada pihak kepolisian untuk berjagajaga di lingkungan sekolah dengan memakai baju preman, agar tidak kelihatan mencolok,” kata Hardijono. (mg2/i2/k8/day)
4. Perlu dilaksanakan kegiatan transplantasi karang atau terumbu karang buatan dengan modifikasi transplantasi karang agar proses rehabilitasi karang dapat berjalan dengan efektif dan lebih cepat tanpa ada lagi kegiatan pengrusakan selama masa recovery. 5. Melarang aktivitas penambangan TI apung.
tinan akademisi kelautan di UBB terhadap makin maraknya kegiatan eksploitasi di lautan Bangka Belitung yang mengakibatkan banyaknya ekosistem terumbu karang yang rusak dan hancur. Apalagi sejak konsentrasi penambangan timah mulai bergeser dari daerah darat ke daerah laut. Tim eksplorasi terumbu karang UBB berdiri pada Oktober 2007 diketuai oleh Indra Ambalika dan beranggotakan dosen dan mahasiswa-mahasiswa UBB yang peduli terhadap keberlang-
sungan ekosistem terumbu karang di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, yaitu Khoirul Muslih, Hadi Sodikin, Jumroh Aqobah, Hanafi, Sasa Jurana, dan Dwi Septiawan. Selain aktif melakukan kegiatan eksplorasi, tim ini aktif melakukan inovasi dalam upaya program penyelamatan (konservasi) dan rehabilitasi terumbu karang dengan merintis daerah perlindungan laut di provinsi ini. Hasil eksplorasi tim ini dapat dilihat di www.ubb.ac.id/ indexkarang.php. (gea)
PDIP. Koordinator koalisi partai, Edi Sani mengatakan, pihaknya beberapa kali berkoordinasi dengan tingkat pimpinan partai-partai koalisi. Hasil rapat internal, siap mengusung pasangan Jamro-Nusryasmu. Bagaimana dengan kandidat calon lainnya? Zikri Kisai mantan pejabat Bupati Bangka Selatan tidak mau sembarang membidik calon pasangan wakil bupati. Paling tidak kesamaan ide, visi dan misi. Karena itu, Zikri mengharapkan pasangan yang tepat seorang profesional, memiliki integritas, cerdas spiritual, serta populer. Selain memenuhi syaratsyarat itu, kata Zikri, calon bupati dan wakil bupati harus memiliki komitmen sejak awal tentang masa akhir jabatan. “Sama-sama melanjutkan atau memberikan kepercayaan kepada wakil bupati sebagai penerus kepemimpinan. Jika tidak ada komitmen, kereta bupati dan wakil bupati akan berantakan di saat-saat akhir,” ungkap Zikri. Sosok Patria Di Bangka Tengah, kecuali PDIP yang sudah pasti memasang duet Abu HanifahDidit Srigusjaya, sejumlah partai politik masih menjajaki peluang para calonnya. Partai Amanat Nasional
(PAN) bertahan dengan Patrianusa Syahrun sebagai calon bupati ataupun wakil bupati. Untuk koalisi PAN berupaya merapat ke Golkar tidak ke PDIP. “PAN belum menentukan koalisi, namun sepertinya tidak ke PDIP, karena mereka sudah menentukan calonya. Kita masih tetap mengusung Patrianusa sebagai calon baik itu bupati atau wabup,” kata Herman AM anggota PAN yang juga Wakil Ketua DPRD Bangka Tengah, Selasa (23/3). Patrianusa masuk bursa pencalonan wakil bupati untuk berduet dengan Erzaldi Rosman Djohan calon dari Golkar. Hanya saja belum dipastikan Golkar memilih Patrianusa untuk berduet dengan Erzaldi. Oleh sebab itu, PAN masih menunggu keputusan Golkar. Sementara itu PKS juga belum menentukan arah. Berdasarkan informasi yang didapatkan harian ini dari beberapa sumber, PKS gencar dilobi beberapa calon. Baik kubu Erzaldi, Ahmad Mughni dan Abu Hanifah. Anggota DPRD asal PKS M Lazi Usman mengaku belum ada keputusan dari partai untuk Pemilukada di Bangka Tengah. “Ada yang mendekat, tapi belum ada keputusan,” katanya. (bev/j2/k2)
Profil Tim Eksplorasi BERANGKAT dari keprihagatakan pihaknya hanya bersifat melayani masyarakat, termasuk para bakal calon yang ingin mengajukan permohonan pembuatan SKCK. “Bila ada permohonan untuk pembuatan SKCK dari pasangan calon tetap kita layani. Yang pasti harus lengkap persyaratannya, harus ada sidik jari yang terbaru,” ujar Rajendra kepada harian ini, Selasa (23/3). Makin Dekat Sementara itu Pemilukada Bangka Selatan semakin menarik. Jamro makin rajin mencari sosok yang cocok bersanding pada Pemilukada Bangka Selatan. Dari beberapa nama, Nursyamsu alias Tauke yang paling dekat untuk dipinang. PDIP disebut-sebut merestui Nursyamsu maju di Pemilukada Bangka Selatan 2010. Sejauh ini, beberapa partai yang tidak mendapat kursi di DPRD Basel menyokong Jamro. Selain itu Jamro juga melamar ke PKS. Dukungan duet Jamro-Nursyamsu dikoordinir Edi Sani Ketua Partai Indonesia Baru (PIB). “Untuk mendukung langkah politik maju sebagai calon bupati, kita sudah melakukan diskusi dengan partai PKS, dan kini sudah memasuki tahaptahap akhir,” kata Jamro kepada harian ini, Selasa (23/3). Jamro mengaku komunikasi politik dengan Nursyamsu memasuki babak akhir. Tinggal menunggu keputusan dari ketika soal listening diperdengarkan, sehingga UN pada hari kedua tak terkendala. “Mudah-mudahan lulus, Insya Allah. Untuk UN ini saya sudah mempersiapkan diri, mengikuti jam tambahan di sekolah, Sholat Tahajud setiap malam,” kata Pitrianti. Tak jauh berbeda, Egi Novriyanto, siswa SMA Muhammadiyah Tanjungpandan lainnya juga merasa lebih nyaman dalam mengerjakan soal-soal UN mata pelajaran Bahasa Inggris. Apalagi tak ada kendala saat mendengarkan materi soal listening. “Soal-soalnya sih mudah, hanya jawabannya yang susah,” katanya seraya tertawa. Egi berharap lulus UN. Ia bahkan sudah berniat jika lulus UN akan berpuasa selama satu minggu. (vid/h4)
BANGKA POS GROUP Harian Pagi BANGKA POS
Harian Pagi POS BELITUNG
Penerbit : PT Bangka Media Grafika SIUPP : 125.9/SK/MENPEN/SIUPP/1999 Tanggal 11 Mei 1999 Direktur Utama : Herman Darmo Direktur : C Budiarto, Agus Ismunarno Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab : Agus Ismunarno Redaktur Pelaksana : Albana, Vovo Susatio ; Manajer Redaksi : Catur Waskito Edy ; Manager Peliputan : Dody Hendriyanto; Manajer Litbang/Dok dan Teknologi Informasi : --; Manager Produksi : Fitriadi. Sekretaris Pimpinan : Kurniawati Redaktur: Fennie Yadi, Supri, Ichsan Mokoginta, Rusaidah, Kamri , MC Tedja Pramana, Ismed Hasanudin Siregar, Sri Sugiarti, Khamelia, fery laskary, Staf Redaksi Pangkalpinang: Agus Nuryadhyn, Alza Munzi H, Asmadi P Siregar Sasmita Dwipa, Iwan Satriawan. Bangka: Edwardi (Kepala Biro Sungailiat), Deddy Marjaya, Meliyanti, Nurhayati; Riyadi ; Rudy ; Ryan Augusta Perkasa (Simpang Katis, Simpang Rimba & Sungaiselan); Barliyanto (Kepala Biro Bangka Tengah & Bangka Selatan); Budi Wardoyo,Suhendri (Toboali); Belitung: Rusmiadi, Novita,Hamdani. Pemimpin Perusahaan : -- Manajer Percetakan: Komaryono; Manager Iklan dan Promosi : Heru Windharko; Manajer Sirkulasi: Ruslan; Manajer Umum : Hui Ming ; Manajer Keuangan : - ; Asisten Manajer Sirkulasi Belitung : M Arif Subakti;Koordinator commercial Marketing : Emil Mahmud; Koordinator AE : --; Koordinator Promosi: Fatonah; Adv Creative: Berni Wijaya; Koordinator Administrasi Bisnis dan Customer Service Centre: Wiwik Susilawati; Koordinator PSDM : Dewi Agustina; Koordinator Inkaso : Suparman; Koordinator Percetakan : Tri Atmadja; Alamat Kantor Pusat Bangka Pos Group Redaksi/Sirkulasi/Iklan: Jl KH Abdurachman Siddik No 1 B (Eks Jl Sriwijaya) Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung 33131. Telp. Redaksi (0717) 437084, 437085, Fax (0717) 437082, Telp Sirkukasi/Iklan: (0717) 437086 dan 437087. Belitung : Jl Gaparman No. 7 Tanjungpandan Telp.(0719) 21033 Fax.(0719) 24622 Harga Langganan di wilayah Bangka Belitung : Rp 62.000,- per bulan. Luar Wilayah Bangka Belitung Rp. 98.500,- (pembayaran dimuka). Terbit tujuh kali seminggu. Pembayaran Iklan dan Sirkulasi Bank BCA Cabang Pangkalpinang (a/n PT Bangka Media Grafika) Rek No 0410331888 Percetakan : PT Bangka Media Grafika (Isi di luar tanggungjawab percetakan); Alamat percetakan: Jl KH Abdurachman Siddik No: 1B (Eks Sriwijaya) Pangkalpinang Bangka 33131. Setiap artikel atau tulisan yang dikirim ke Redaksi hendaknya diketik dengan spasi rangkap, maksimal lima halaman kuarto, ditandatangani, dan disertai foto diri, foto copy identitas (kalau ada, cantumkan nomor telepon dan faksimile). Semua naskah yang dikirim ke redaksi akan menjadi milik BANGKA POS GROUP.
RABU 24 MARET 2010
POS BELITUNG
CMY
8 9
Community Development
PT Koba Tin ‘Sulap’ Eks Tambang Menjadi Sawah ■ Ujicoba 1,5 Hektar, Target 5 Hektar ■ Akan Diserahkan kepada Kelompok Tani
Untuk program reklamasi lahan eks tambang, PT Koba Tin menargetkan tahun 2010 luas lahan yang direklamasi seluas 900 hektar.
Kita mengeluarkan biaya yang cukup besar untuk program ini. Kita harapkan dalam 100 hari sudah dapat menghasilkan.
Darmansyah Nawawi
Sutawi
DIREKTUR Comunity Development Public Relation dan Reklamasi PT Koba Tin Darmansyah Nawawi menunjukkan padi jenis unggul yang akan ditanam di eks lahan tambang milik PT Koba Tin.
LAHAN bekas tambang yang tandus ternyata dapat diolah menjadi lahan yang produktif dan bermanfaat. Hal ini telah dibuktikan oleh PT Koba Tin yang ‘menyulap’ bekas tambang di daerah Pal Besi Desa Nibung Kecamatan Koba Bangka Tengah, menjadi lahan persawahan. PT Koba Tin membuat lima petak sawah percontohan yang ditanami padi varietas unggul dari Yogyakarta. PT Koba Tin ke depan menargetkan mengubah lahan seluas 5 hektar bekas
tambang menjadi sawah, namun sebagai langkah uji coba terlebih dahulu dimanfaatkan sekitar 1,5 hektar. Dalam proses pemanfaatan lahan eks tambang tersebut, PT Koba Tin harus mengeluarkan biaya operasional tambahan, mengingat kondisi tanah bekas tambang perlu diolah seelum ditanami padi. Manager Mean Closure and Reklamasi PT Koba Tin, Sutawi kepada Bangka Pos Group, Kamis (18/3) mengatakan proses penormalan lahan,
KEGIATAN penanaman sawah di lahan eks tambang di Pal Besi Bangka Tengah.
FOTO-FOTO : TEDDY MALAKA
LAHAN bekas tambang yang ‘disulap’ PT Koba Tin menjadi sawah di Pal Besi Desa Nibung.
dlakukan dengan menyediakan kompos dan topsoil (lapisan tanah atas) untuk petak-petak sawah tersebut. “Kita mengeluarkan biaya yang cukup besar untuk program ini. Kita harapkan dalam 100 hari sudah dapat menghasilkan. Nantinya kita akan berikan ini kepada kelompok tani dengan perantara Pemkab Bangka Tengah,” kata Sutawi. Sutawi juga menjelaskan bahwa selain akan dijadikan sawah, nantinya lahan seluas 5 hektar tersebut akan dibuat pemancingan, kegiatan reklamasi penanaman pohon dan bumi
perkemahan. Tanam 400.000 Pohon Sementara itu, Direktur Comunity Development Public Relation dan Reklamasi PT Koba Tin Darmansyah Nawawi menjelaskan, untuk program reklamasi lahan eks tambang, PT Koba Tin menargetkan tahun 2010 luas lahan yang direklamasi seluas 980 hektar di wilayah Bangka Tengan dan Bangka Selatan. Diterangkannya proyek tersebut bukan hanya penanaman pohon di area kering, tetapi juga di danaudanau bekas tambang. “Tidak hanya menanam di
daerah kering, di air dengan kedalaman dua meter juga sudah kita lakukan reklamasi. Total pada tahun 2009 lalu kita tanam 400.000 pohon berbagai jenis,” katanya. Darmansyah menambahkan, PT Koba Tin merupakan satu-satunya perusahaan yang memperoleh penghargaan dari Kementrian Lingkungan Hidup untuk wilayah Bangka pada tahun 2009 lalu. Penghargaan ini diberikan karena kegiatan penanganan lingkungan yang dilakukan PT Koba Tin. (adv/k2)
smart shopping
Ayo..! Berburu Buku Murah di Gramedia
Nama : Jenis Kelamin : Tanggal Lahir : No. KTP/SIM : Alamat Lengkap : No. Telp/HP : Merokok : Merek Rokok yang Sering Dikonsumsi : Pilih Band yang akan Manggung di Neptune Club Tgl 20 April 2010 : Kangen Band Hijau Daun D masiv Lagu yang Paling Disukai dari Band Favorit Kamu : Pengalaman/kegiatan apa yang dilakukan berbeda dari rutinitas biasa kamu dan mengapa? Radio Favorit Kamu : Isi dan lengkapi Formulir diatas dan kirimkan ke : Kantor Harian Pagi BANGKA POS Jl. KH. Abdurrahman Siddik No. 1B Pangkalpinang UP. Fatonah, HP. 0812 717 2622/Teddi, HP. 0813 9272 9666 Paling lambat tanggal 10 April 2010
DAPATKAN KESEMPATAN MAKAN SIANG BERSAMA BAND FAVORIT KAMU
CMY
BANGKA POS
PANGKALPINANG, BANGKA POS -- Ingin berburu buku murah? Kesempatan menarik ditawarkan oleh Toko Buku Gramedia Bangka melalui Bazar Buku Murah yang digelar 22-31 Maret 2010. Mulai komik, novel, buku-buku agama, fashion, psikologi, wanita, buku memasak dan lainnya dipasang dengan harga sangat murah. “Dalam bazar kali ini kami memberikan diskon hingga 90 persen,” kata Bagian Penjualan TB Gramedia Bangka, Lusia Asnia kepada Bangka Pos Group, Selasa (23/3). Bazar dengan tema ‘Menambah Ilmu dengan Buku’ tersebut menyediakan ribuan jenis buku-buku bermutu, bahkan di antaranya bukubuku baru yang sangat menarik untuk dibaca. “Buku kami pasang mulai dari Rp 3.000 hingga Rp 15 ribu,” kata Lusia. Bagi penggemar komik, ja-
ngan sampai ketinggalan karena untuk 4 komik cuma dihargai Rp 10 ribu. Sedangkan buku seperti masakan Rp 12 ribu, buku fashion, umum, psikologi serba Rp 15 ribu dan buku menu makanan bayi, novel dan buku cerita anak ditawar bervariasi mulai Rp 10 ribu hingga Rp 12 ribu. “Yang pasti bazar kali ini kita banting harga, makanya jangan sampai ketinggalan karena biasanya untuk buku-buku bagus akan cepat habis diburu orang,” ujar Lusia. Ia menyebutkan, buku seperti resep masakan, novel, komik, buku agama, fashion dan buku umum lainnya dengan tampilan cover tebal paling laris. “Seperti buku 105 resep sedap vegetarian dengan cover bagus seperti ini sudah banyak laku terjual,” kata Lusia sembari menunjukkan buku yang dimaksud. Berbagai jenis buku serta
BANGKA POS/KHAMELIA
BAZAR GRAMEDIA - Gramedia Bangka menggelar bazar buku murah mulai 22 hingga 31 Maret 2010. Dapatkan pula diskon harga hingga 90 persen.
potongan harga yang sangat murah, boleh jadi menjadi magnet yang mengundang daya tarik pengunjung. Untuk hari pertama ini kata Lusia sebanyak 500 buku terjual. “Kita berharap di hari berikut pengunjung akan bertambah ramai.” imbuhnya.
Firman, salah seorang pengunjung mengaku tak mau ketinggalan berburu buku murah. “Kesempatan langka untuk mendapatkan buku-buku bagus dan murah seperti ini,” pungkasnya seraya sibuk memilih bukubuku terbitan BIP. (uwa)
Yuni Motor Group
Dari Service Hingga Tune Up MESKI pendidikan yang ditempuhnya tidak tinggi, namun pengetahuannya mengenai masalah mesin tidak usah diragukan lagi. Berbekal dengan ketekunan dan keuletannnya itu pria yag bernama lengkap Yuni pemilik bengkel motor Yuni Motor Group yang berada di jalan Meranti, Kelurahan Bukit Merapin, Pangkalpinang, terus didatangi para langganannya guna men-service kendaraan motor yang datang kepadanya. Tidak hanya itu, selain banyak didatangi para pelanggan yang ingin service kendaraan, ada juga pelanggan yang berdatangan kebengkelnya untuk konsultasi masalah mesin. “Kalau di sini kita mengerjakan service, tune up dan lain-lain. Ada juga yang datang tanya-tanya seputaran mesin motor,” ujar Yuni kepada harian ini, Senin (22/3). Mengenai usahanya tersebut, Yuni membangunnya dengan susah payah, dapat dikatakan dimulai dari nol. Pasal-
nya, dirinya hanya pernah mengenyam pendidikan namun tidak selesai. Karenanya, ia coba ikut temannya yang saat itu mengerti mesin. Tapi, setelah lama berselang, seluk beluk mesin serasi untuknya. “Awalnya cuma lihat dan ikut kawan. Tapi lama-lama kelihatannya asik juga, akhirnya jadi seperti sekarang ini,” ujar-
HENDRA
YUNI MOTOR - Bengkel Yuni Motor Group, selain service kendaraan juga melayani tune up. Senin (22/3/2010).
nya yang mengenal seluk beluk mesin motor sejak berusia 12 tahun ini. Dengan berbekal pengalaman tersebut, Yuni mendirikan bengkel di rumah kecilnya dengan peralatan seadanya. Namun, lambat laun usaha yang digelutinya semakin maju. Hasil dari bengkelnya tersebut cukup lumayan. Selain karena faktor pelayanan dan keramahan kepada pelanggan, harga jasa yang diberikannya juga cukup terjangkau. Tampung Anak Berkaitan keinginannya untuk mengembangkan usahanya tersebut tak jarang ia juga membagi-bagikan pengalamannya kepada para pelanggan. Dirinya tidak hanya semata-mata mengejar uang jasa dari pelanggannya. Tetapi, juga menampung pemuda dan anak-anak sekitar untuk belajar seluk beluk mesin. “Anak-anak selepas sekolah atau liburan banyak kesini. Ada yang bantu-bantu sambil belajar mesin sepeda motor,” ujar Yuni. (J1)
CMY
Super Ball PORTSMOUTH
DUKA menggelayuti Chelsea. Usaha mereka untuk mendapatkan gelar Premier League Inggris terancam LIVE ON setelah kehilangan banyak poin di Kamis (25/ beberapa 03) pukul pertandingan 02.45 WIB terakhir. Kedigdayaan mereka sebagai tim pemuncak klasemen kini mulai pudar seiring dengan melorotnya posisi ke urutan ketiga klasemen. Tapi The Blues belum habis. Mereka masih memiliki asa terakhir untuk kembali meniti jalan menuju juara. Syaratnya, Chelsea harus mampu memanfaatkan dengan baik laga melawan Portsmouth di Fratton Park, Kamis (25/3) dinihari. Akibat dari kegagalan mendapatkan poin penuh setelah ditahan imbang 1-1 oleh Blackburn Rovers, Chelsea kini harus rela berada di posisi tiga klasemen dengan poin 65, di bawah Arsenal (67) dan Manchester United (69). Chelsea memiliki kans untuk menyalip Arsenal dan memangkas selisih jadi satu angka dengan
MU. Tentu syaratnya adalah John Terry dkk harus menang. Namun ini tidak akan mudah. Manajer Chelsea, Carlo Ancelotti, minimal harus mampu mengobati penyakit kronis yang sedang mendera anak asuhnya yakni kembali menumbuhkan kepercayaan diri Didier Drogba dkk. Beruntung di tengah situasi genting ini, Ancelotti digembirakan dengan membaiknya kondisi kiper utamanya, Petr Cech, yang absen akibat cedera sejak 25 Februari dalam laga leg pertama 16 besar Liga Champions melawan Inter Milan. “Kami sudah melihat hasil scan terhadap cedera Cech. Saya pikir dia telah siap untuk diturunkan di pertandingan krusial melawan Portsmouth. Ini menambah power tim kami,” kata Ancelotti dalam website resmi Chelsea, Selasa (23/3). Mistar gawang Chelsea
VS vs
memang cukup mengkhawatirkan sejak ditinggalkan Cech. Dua kiper cadangan Chelsea, Henrique Hilario dan Ross Turnbull, belum bisa diandalkan untuk menghadapi laga-laga krusial. Alhasil, Chelsea pun kerap kebobolan. Namun mengandalkan Cech saja tidak cukup bagi Chelsea untuk keluar dari krisis perebutan gelar juara. Yang paling dibutuhkan tentu kekompakan pemain di semua lini yang kini mulai terlihat keteteran. Untuk itu, gelandang John Obi Mikel menyerukan rekanrekannya agar kembali ke khittahnya seperti performa Chelsea yang ditunjukkan sejak awal musim ini dengan meraih banyak kemenangan dan konsistensi performa. “Ini saatnya kami saling bersatu lagi, mulai dari pemain, pelatih, dan sluruh staf medis harus selangkah dan seirama. Kami harus bangkit dan kembali memunculkan kepercayaan diri. Saya pikir itu bisa kami lakukan,” kata Mikel. Dilihat dari rekor pertemuan, Chelsea boleh percaya diri mampu mendapatkan poin penuh di kandang Portsmouth. ThePompey belum memiliki catatan sejarah
POS BELITUNG RABU 24 MARET 2010
AP PHOTO
CHELSEA
kemenangan dari The Blues. Apalagi kondisi tuan rumah sedang amburadul. Portsmouth berada di jurang paling dasar klasemen alias kandidat terkuat degradasi. Mereka juga mengalami kebangkrutan finansial sehingga sulit berkonsentrasi. Hanya semangat besar memperbaiki diri yang bisa menjadi penolong Portsmouth untuk memenangkan laga sulit menghadapi Chelsea. Namun, mereka masih memiliki celah yang bisa dimanfaatkan untuk melemahkan Chelsea. Beban harus menang yang dipikul Frank Lampard dkk bisa menjadi bumerang. Sebaliknya David James cs akan tampil nothing to lose. “Mereka datang ke tempat kami dengan banyak tekanan. Ini memberikan keuntungan sendiri kepada tim kami. Sebisa mungkin kami harus tampil rileks sambil menikmati jalannya pertandingan,” kata Pelatih Portsmouth Avram Grant. (Persda Network/cen)
z Statistik Cech
Main: 26 Penyelamatan: 53 Tak kebobolan: 12 Kartu Merah:
1
Petr Cech
Live on TV PELIT A JA YA VS PSM PELITA JAY Rabu (24/03) pukul 15.30 WIB PERSIJA VS PERSIB Kamis (25/03) pukul 16.00 WIB PORTSMOUTH VS CHELSEA Kamis (25/03) pukul 02.45 WIB BLACKBURN VS BIRMINGHAM Kamis (25/03) pukul 03.00 WIB
Ulasan Grant
Ulasan Ancelotti
Beda Situasi PADA pertemuan pertama menghadapi Chelsea, kami bermain tanpa tiga sampai empat pemain. Dan saat itu pun kami kalah karena Chelsea mendapatkan hadiah penalti. Kini situasinya tentu berbeda. Kami akan lebih berkualitas. Kami merasa tidak akan jauh dari kemenangan dan mendapatkan hasil bagus. Kami telah berpikir akan melakukan sesuatu yang berbeda dan dengan spirit
Match Background
CMY
z Carlo Ancelotti selaku manajer kini ditantang untuk segera membenahi performa dan moral Chelsea. Sebagaimana yang dia akui, sisi psikis Chelsea sudah mulai tak bagus semenjak dihajar Manchester City pada Februari lalu. Demi memelihara asa juara, Don Carletto harus membimbing The Blues fokus memenangkan laga ini karena hanya di sinilah peluang mereka. z Chelsea belum pernah kalah satu kali pun dari Portsmouth dalam kompetisi Liga Primer. Namun, karena incaran Chelsea adalah kemenangan, mereka tetap harus mewaspadai hasil seperti pada 2 Februari 2008 saat diimbangi Pompey 1-1. Pada pertemuan terakhir, Chelsea menang dengan skor tipis 2-1 itu pun ditentukan lewat penalti.
Kondisi Tim
Kebersamaan
berbeda untuk mendatangkan keuntungan dari ketertekanan mereka. Tapi apa pun Chelsea tetaplah tim besar, meski mereka telah disingkirkan Inter, mereka tetap memiliki pemain berkualitas untuk keluar dari situasi (cen) sulit.(cen) *) Avram Grant, Pelatih Portsmouth, dilansir triballfootbal
SA YA tidak tahu berapa SAY poin yang harus kami dapatkan untuk memenangi liga ini. Kami sekarang memang sedang berada di bawah tapi kami masih bisa menangkap peluang dan melakukan sesuatunya kembali menjadi benar. Kami membutuhkan kebersamaan, berjalan, dan berlari dengan kompak saat menghadapi Portsmouth. Ini sangat
penting dan wajib kami lakukan untuk menutup peluang MU karena dengan ini kami bisa kembali ke jalur juara. Kami memang mengalami tekanan tapi itu sudah terjadi di pertandingan sebelumnya dan kini fokus melawan Portsmouth. Kami akan kembali kepada (cen) kemenangan.(cen) *) Carlo Ancelotti, Pelatih Chelsea, dilansir BBC
Setelah Mourinho, Kini Grant Hantui Chelsea
Portsmouth Avram Grant belum bisa memainkan setriker anyarnya Aruna Dindane yang baru dipinjam dari klub asal Perancis karena proses peminjamannya belum selesai. Namun pemain pilar lainnya semuanya siap berlaga. Chelsea Kiper Petr Cech bisa kembali diturunkan setelah sembuh dari cedera. Tapi Chelsea mendapati cedera baru bek kanan andalan Branislav Ivanovic yang harus masuk meja operasi setelah laga melawan Blackburn. Ashley Cole, Michael Essien, Jose Bosingwa, juga masih cedera tapi Michael Ballack dipastikan tampil.
Prediksi Skor Portsmouth 1-2 Chelsea
CHELSEA seperti sulit keluar dari dosa lamanya terkait dengan status mantan-mantan pelatih yang pernah membesut The Blues. Tengah pekan lalu, Chelsea dihantui oleh Jose Mourinho, mantan pelatihnya yang kini membesut Inter Milan dan
menyingkirkan The Blues dari pentas Liga Champions. Bayang-bayang Mourinho benar-benar menghantui pasukan The Blues hingga mereka terlempar dari kompetisi elite Eropa tersebut. Dan
9
kini peristiwa yang sama berpotensi terulang saat Chelsea berhadapan dengan Portsmouth untuk menentukan gelar Liga Inggris. Adalah Pelatih Portsmouth Avram Grant yang akan menghantui Frank Lampard dkk. Grant adalah mantan pelatih Chelsea sepeninggal Mourinho dan nasibnya hampir mirip dengan Mourinho yang dipecat Chelsea karena gagal mempersembahkan trofi Champions. Grant mengaku memiliki sensitivitas tingkat tinggi jelang duel ini berlangsung. Pelatih berkebangsaan Israel itu masih belum terima dengan pemecatan dirinya oleh Chelsea karena merasa telah berbuat baik selama menangani The Blues. “Saya tidak gembira ketika meninggalkan Chelsea karena saya melakukan pekerjaan di sana dengan baik. Mereka memang tim yang besar tapi saya kurang respek lagi dengan mereka karena telah banyak melakukan kerugian,” kata Grant dilansir triballfootball Grant masih sakit hati terhadap Chelsea. Ia pun bertekad menggagalkan Chelsea kembali ke jalur juara Liga Inggris. (Persda Network/cen)
10
opini
RABU 24 MARET 2010
POS BELITUNG
Hari Tuberkulosis
ADA malam tanggal 24 Maret 1882, Robert Koch, seorang Ilmuwan Jerman mempresentasikan temuannya berupa Mycobacterium Tuberculosis, bakteri penyebab penyakit Tuberkulosis (TB). Malam pada tanggal yang kelak ditetapkan sebagai hari Tuberkulosis sedunia, Robert Koch mengingatkan kita akan ancaman mengerikan dari Tuberkulosis. 128 tahun kemudian, tepatnya 24 Maret 2010, Tuberkulosis masih menjadi masalah kesehatan di banyak negara di dunia. Indonesia sendiri masih berada pada peringkat ke tiga setelah India dan Cina dari 22 negara di dunia dengan jumlah penderita Tuberkulosis terbanyak. Dengan jumlah kasus baru sekitar 534.000 dan jumlah kematian 88.000 pertahun. Tantangan Tuberkulosis terhadap dunia semakin berat dengan meningkatnya kasus HIV/AIDS dan munculnya TB MDR (Multi Drugs Resistance), Tuberkulosis yang telah mengalami kekebalan terhadap obat. Peringatan Hari TB Sedunia tahun ini jatuh pada hari Rabu tanggal 24 Maret 2010, dengan tema global On The Move Againts Tuberculosis, Innovate To Accelerate Action, Tingkatkan Inovasi, Percepat Aksi Melawan Tuberkulosis. Untuk menanggulangi Tuberkulosis perlu kemitraan. Indonesia sudah
P
Cegah Tuberkulosis berada pada arah yang tepat dalam pelaksanaan Program Penanggulangan Tuberkulosis. Hal ini telah dibuktikan dengan telah dicapainya target global sejak tahun 2006, yaitu penemuan kasus TB lebih dari 70 persen dan angka kesembuhan lebih dari 85 persen. Namun sampai saat ini Tuberkulosis masih menjadi salah satu penyakit yang menjadi masalah kesehatan di Indonesia. Untuk itu kerjasama semua pihak secara bersama memerangi Tuberkulosis perlu ditingkatkan. Tuberkulosis di Bangka Belitung Masih banyak pekerjaan rumah yang harus kita benahi agar penyakit ini tidak lagi menjadi masalah dan beban bagi kita semua. Tahun 2009 di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung baru ditemukan 953 kasus TB, seharusnya angka penemuan kasus ini adalah 1770 kasus. Artinya kita baru menemukan 54 persen kasus Tuberkulosis dan ini masih jauh dari target global yang telah ditetapkan (lebih dari 70 persen). Hal ini
kita baru menemukan 54 persen kasus Tuberkulosis dan ini masih jauh dari target global yang telah ditetapkan (lebih dari 70 persen). Hal ini berarti masih banyak penderita Tuberkulosis yang belum ditemukan dan diobati, sementara penderita Tuberkulosis masih terus menyumbangkan kuman penyebab penyakit Tuberkulosis berarti masih banyak penderita Tuberkulosis yang belum ditemukan dan diobati, sementara penderita Tuberkulosis masih terus menyumbangkan kuman
iklan kecit
RBARIS 4.400 PE CUKUPDIRp. KA KEK BELITUNG BACA ORANG BANG
penyebab penyakit Tuberkulosis. Ini mengerikan bagi kita semua karena siapapun bisa menderita penyakit Tuberkulosis, bisa kita sendiri, keluarga kita atau anak kita sendiri. Karena itu upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit Tuberkulosis merupakan tanggung jawab bersama antara pemerintah baik lintas sektor maupun lintas program dan masyarakat termasuk sektor swasta. Dengan berbagai tantangan baru yang ada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung saat ini terutama dampak epidemi HIV/AIDS mengharuskan semua pihak bergerak lebih cepat dan inovatif dengan memperkuat jejaring pelayanan bagi penderita Tuberkulosis dengan semangat kemitraan baik dengan berbagai sektor pemerintah, swasta maupun lembaga masyarakat yang ada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Untuk semua profesional/penyedia pelayanan kesehatan, agar memberikan pelayanan dan penyembuhan penyakit
Oleh : Evalusi Staf Subdin P2PL Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
Tuberkulosis yang berkualitas. Untuk semua wilayah dan Kabupaten/Kota, agar melaksanakan secara penuh kegiatan-kegiatan dalam perencanaan, serta menggerakkan sumber daya yang cukup guna mewujudkannya, untuk masyarakat dan kelompok masyarakat agar dapat mencari akses terhadap pelayanan Tuberkulosis yang berkualitas dan dapat mendorong penderita Tuberkulosis melakukan pemeriksaan dan pengobatan sampai tuntas sehingga dapat memutuskan rantai penularan Tuberkulosis, dan yang paling penting kepada para advokator agar dapat memperjuangkan Tuberkulosis sehingga mendapatkan investasi dalam perencanaannya. Dengan demikian akan banyak keluarga kita yang terselamatkan dari penyakit Tuberkulosis. Harapan kita penyakit ini di negeri serumpun sebalai bukan lagi menjadi masalah kesehatan di masa yang akan datang, sehingga apa yang menjadi tujuan dan cita-cita Provinsi Kepulauan Bangka Belitung untuk mensejahterakan masyarakat akan terwujud sesuai dengan Visi Bangka Belitung Sehat 2010. Marilah bersama-sama kita peduli dan tingkatkan lagi rasa kepedulian kita terhadap penyakit Tuberkulosis sehingga keluarga kita dapat terselamatkan.
Hubungi Bagian Iklan Kami : PANGKALPINANG : HERU, NASKAH, WIWIK, TITIN atau Costumer Service Center Bangka Pos Telp. (0717) 437084 (Hunting). Fax. (0717) 437082 sampai pukul 16.00 WIB BELITUNG : FATIMAH ; Telp. (0719) 21033 sampai pukul 16.00 WIB
Efektif, Efisien & Cepat
* IKLAN ANDA
ELEKTRONIK
PULSA
BOR AIR
KOMPUTER
AIR CONDITIONER
Dicari agen pls electric, mdl 50Rb, S20-
BANGKA BOR Mnrm smr bor pk msn pipa dndng 4". Hub : Ibu Susi/S Jl. Nilam II No.
KOMPUTER
AIR CONDITIONER (AC) SPECIALIST SALES & SERVICE
Kami Melayani : 3 Penjualan & Pengadaan AC semua tipe, SPLIT, S TA N D I N G F L O O R , C A S S E T E , M e r k PANASONIC, SHARP, TCL, CHANGHONG, GENERAL, LG, HAIER. 3 INSTALASI AC Standart kualitas terjamin 3 Maintenance dan Service AC SERVICE CUCI AC HANYA RP. 40.000
Ruko Graha Cakra Kencana Blok E eks Gudang Itam Sungailiat Telp (0717) 95009 HP. 081373204269 TEKNISI HANDAL TERPERCAYA
___________________________ 140228
____________________________ 142048
FORMULA FUJICOOL
Happy Kids Entertainment
___________________________ 141566
Aneka Badut & Hiburan Siap memeriahkan Acara !
HANDPHONE ____________________________ 142202
BENGKEL LAS
Komputer, Suku Cadang, Perlengkapan Hub: Jl. A. Rasidi Hamzah (Simp. SD
HANDPHONE
Layanan Penjualan & Service :
____________________________ 141423
Jl. Jend. Sudirman No. 68 (Depan Toko Kartini/AA Bakery) Pangkalpinang HP. 08127179593 - 08127179989
Bengkel Las HENDRIK : Menerima Pesanan : Folding Gate, Pagar, Teralis, Canopy, dll. Hub : 08127170874/435423 ____________________________ 141570
___________________________ 142879
Bengkel Las “ICHA "Specialis bikin minanan utk TK, juga mengerjakan Tralis, pagar, canopi, roling dor folding gate, dll. Hub : Caca HP. 081278559555/08127381635
12 Bukit Intan), Tlp/ Fax 0717- 438785,
Menyalurkan: : Babysitter : Pembantu Rumah Tangga
7000250, 7016191 ____________________________ 143149
CV. FAJAR COMPUTER
, Jl
mentok KM 5 Perumnas Kace ____________________________ 141226
BENGKEL LAS TEKNOLOGI Mnrima Psnn: Tralis,pgr, Canopy, Polding Gate,Rolling Door, Msn Pres Batako/ ConBlock,Pintu Gerbang Otmatis,instlsi lstrk arus kuat, bs kredit. Hub: Syaiful 081373682728 ____________________________ 142375 HANDPHONE ACCESSORIES
YES CELLULAR
Specialist Grosir Accessories & Spareparts Jl. Jend. Sudirman No. 64 Telp. (0717) 7000818 Pangkalpinang - Babel
ACER AO532
FIX Cell
Grosir Accesories Handphone
___________________________ 142050
FORSA MULAI dari 2,8 JT TOSHIBA MULAI dari 4 JT
Pangkalpinang : - Jl. Soekarno Hatta No. 30 Km 3,5 Pangkalpinang Telp. (0717) 7030559, 081929022824 Sungailiat : - Jl. Singayudha I No.34 (Dpn Masjid Agung S.Liat)
Menerima Pendaftaran Agen Pulsa Elektrik Master Downline Harga sewaktu waktu berubah untuk konfirmasi silahkan hub kami Powered by Telkomsel BlackBerry®
website : www.fix-cell.com, email : fix_cellular@yahoo.com
BOR AIR JAYA BOR Terima bor air 4 ins/6 ins submersible & bor anti petir, pakai mesin. Hub : Ahok ✆ 423221, 081368997000 Pkp. DIJAMIN TIDAK BUNTU ____________________________ 142399
___________________________ 142470
Menerima pembelian Hp berbagai Merk dengan cara kredit syarat mudah cukup fotokopi KTP dan KK, proses cepat harga Hp mulai 750 rb dan angsuran mulai 30 rb-an
Hubungi :
GRAHA CELLULAR melalui
Ruko Mitra Usaha (Sebelum Warung Kopi Tung Tau) Jl. Jendral Sudirman No.4 Sungailiat - Bangka Hubungi : 0812-717-5200
___________________________ 142830
PULSA
HIKMAH BOR, Terima Bor, Pipa Dinding 1,5 / 2.5", Service Bor/Arde. Hub: 081367386463 / 085268218560 ____________________________ 142624
Hub: (0717) 432463/HP. 085267131406 ___________________________ 142204
Mustika Laundry
Menerima Pemasangan Warnet
LGX,LSX kapsul. Sedia sopir. Hub :
___________________________ 140465
PAKET PROMO
Termurah Senilai
CASH CREDIT
Rp 2.850.000
___________________________ 143018
OBAT HERBAL
1 3 5 7
Jl. Depati Hamzah No. 408 RT.09 RW.02 Depan Simpang SMEA PGRI kel. Semabung Lama Telp. (0717) 7010788/ 7010799/ 436232 Pangkalpinang - Bangka
Garansi Resmi
Toshiba Core2 Duo + Modem
Jl. Pegadaian No.10 Pangkalpinang
&432128 421265
____________________________ 141224 ___________________________ 142732
Alfaiz Herbal Jual : Habbatusauda, m.zaitun, sr kurma, teh rosela, rt langsing, air zam-zam,gamat emas, dll, mlyni eceran & grosir. Hub: 08127887030/081373981119 ___________________________ 142745
0811717932, 081367002687. Girimaya Pkp
K A C A M ATA & S O F T L E N S P r o m o beli kcmt uangnya dikmblkn 100%. Agta Askes+cash 200rb. Hub : AKUR OPTIK Telp. 438048 Buktikan
TOP SERVICE
OMEGA COMPUTER "Computer, Notebook, Peripheral" Sales And service
F & F PARTY Fasilitas Special Fasilitas - Fun MC & Sound System - Tenda Party & Kursi - Badut - Back Drop & Dekorasi - Ballons Gate - Magic Baloons - Undangan & Topi - Souvernir ultah & games - Stick Ballons
- MC, Badut & Sound Sistem - Pinata - Tenda Party - Fun Kursi - Baloons Gate - Badut 1 Karekter
- Intel Pentium 4 + LCD + Printer Canon Infus - Intel Dual Core + LCD + Printer Canon Infus - Accer 10 Inch + Printer Canon Infus - Accer 14 Inch Dual Core+ Printer Infus
Rp. 3.650.000 Rp. 3.850.000 Rp. 4.300.000 Rp. 5.650.000
* Perbaikan Segala Jenis Notebook * Penjualan Tunai dan Kredit * Pelayanan Antar ke Tempat Jl. Jend. Sudirman No. 83 (50 Meter samping BNI Pk.Pinang) Telp. 0717 - 423235, 7024999, 0813.7387.7988 Fax. 0717-435305
___________________________ 141518 WELL'S COMPUTER CENTRE & CELLULAR MENYEDIAKAN : * HANDPHONE BARU & 2ND * PC RAKITAN & BUILD UP * NOTE BOOK ALL TYPE * AKSESORIS & ALAT KOMPUTER * PRINTER ALL TYPE, SPEAKER * MODEM, CARTRIDGE ORI, DLL
JL. MASJID JAMIK NO 49 (SEBELAH APOTIK MEDIA) TELP: 0717 424596 HP. 08127178108
____________________________ 142214
KOMPUTER KLINIK
Menerima bikin : Batu prasasti (batu peresmian), batu bongpay (sakpi kubur), batu nisan. HUB : Asan Jl. Soekarno Hatta Gg Satam VII No. 18 Pkp ✆ 423564,7000896 HP.
BERGARANSI
Sales, Service, Networking
Jl. Semabung lama No.392 Pangkalpinang. e-mail: megakom_pangkalpinang.com
PAKET KOMPUTER BARU MULAI 3JT-AN TOSHIBA 6JT-AN, COMPAQ 12" 7JT-AN LAPTOP ACER MULAI 3JT-AN, READY STOCK! INFO : 085273420688 - 081949022000
08127329963, 081377997733 ___________________________ 142219
____________________________ 142212
PENGOBATAN Perbesar Alat Vital Permanen Tanpa Efek Samping Hub: 085273950166 Jika tdk brhsil, uang kembali PIJAT-URUT TERAPI URAT SYARAF Pegal, Patah Tulang, Mc.pykit, Lulur Mbak Muslimah (ktrunan) 081377697069
PENJUALAN, PERBAIKAN, PERAWATAN, SUKU CADANG & ACCESSORIES Rp. 3.600.000 ACER Aspire One 532h Intel Atom N450/1Gb/160Gb/10.1" Rp. 4.900.000 ACER 4732z Intel Dual Core T4300/1Gb/250Gb/14" Rp. 4.650.000 ACER E-Machinces D725 Intel Dual Core T4400/1Gb/250Gb/14" Rp. 7.650.000 ACER Ferrari F200 AMD Athlon Turion/2Gb/320Gb/11.1"/Win7 Rp. 7.600.000 ACER Timeline 3810T Core 2 Solo/4Gb/500Gb/13.1"/Vista TOSHIBA L305-S5968 Intel Dual Core 2.1Ghz/3Gb/320Gb/15.4"/Vista Rp. 6.200.000 Rp. 5.700.000 COMPAQ CQ510 Intel C2D T5870/1Gb/250Gb/14.1" Rp. 475.000 Modem 7.2Mbps Rp. 375.000 Modem 3.6Mbps
Mau Garansi RESMI LAPTOP
TV CC Camera CCTV
LEBIH MURAH,
L
dari Toko Lain & ENGKAP BISA KREDIT WILAYAH PANGKALPINANG, SUNGAILIAT. KOBA, MENTOK, BELINYU KHUSUS KOLEKTIF
Jl. Pasar Atas (Eks Pasar Buah Lama) No. 4 Sungailiat 0717 96122/7005800 (No SMS) NB : Tidak ada Cabang Pangkalpinang
___________________________ 142153
PROGRAM KOMPUTER TERUJI. Sistem Inventory/Stok Barang. Barcode, Kasir. Cocok utk Toko, Minimarket, Grosir, Restaurant, dll. Hub : 081367792137 ___________________________ 142661
REFILL TINTA
Jl. Depati Hamzah No.731 (Semabung Lama) Tlp. 4256433, 7008842 0813 6760 6985, 0812 7344 272 Pangkalpinang - Bangka
✆
Jaya Elektro Service, panggilan cpt, msn cuci, p. air, diesel gensetAC, kulkas, TV, ____________________________ 142561
dengan
Dijamin Lebih Akurat
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060 HP. 0819 1298 8882
___________________________ 141232
Pusat Perawatan Mobil Terlengkap
- SPOORING 3D VIDEO - Tune Up - Balancing - Nitrogen - Audio - Velg & Ban - Alarm - Interior - Ganti Oli - Meguiar's Auto Salon
Jl. Sawo Duren No. 44 Pintu Air Atas 1 (Belakang Hotel Mitra Jalan Mentok) Pangkalpinang Telp (0717) 431760 fax. (0717) 421060 HP. 0819 1298 8882
___________________________ 141234
RENTAL ALAT BERAT Rental Alat Berat Excavator, cobelco. Hubungi : 0819 490 649 45 ___________________________ 143357
RENTAL MOTOR Dian Rana” Jupiter MX, Mio Soul, Vega R New, Vario.Hub : ✆ 421372/08127883566 ____________________________ 143014
"VINA", Yptr MX, Mio, New Vega R, Revo, Yptr Z,Hub:085273874481
“ENDY” Hub. 081929079888, 085268189888 Pkp ___________________________ 141576
SEDOT WC (0717) 422026 Jl. Sriwijaya/RRI Pkp
SPOORING VIDEO 3 DIMENSI
Jl. Kapt. S. Arief (Kp. Tengah) No. 3 Rtl. Motor.
____________________________ 121883
RENTAL MOBIL
Supplier Acer, Dell, HP, Lenovo, Axioo
n COMPUTER n NOTEBOOK n LABORATORIUM BAHASA SD, SMP, SMA n Baterai & Adaptor Notebook, Printer
Xenia, Avanza/jam/hari. Hub : Evi HP
PROMO, HOT , NEW & READY STOCK :
____________________________ 143153
-
Lenovo Thinkpad Core2Duo Acer 4736 Core2Duo Acer 4732z DualCore Toshiba NB205 Acer AspireOne 751h 11" Acer Aspire One 532h 10" HP Mini 210
Rp. 5.900.000 Rp. 5.900.000 Rp. 4.900.000 Rp. 4.100.000 Rp. 3.800.000 Rp. 3.200.000 Rp. 3.200.000
Jl. Soekarno - Hatta No.8 (Samping Iwanata) Pangkalpinang Telp.0717-4256637-42
____________________________ 142606
email iklan : login_berni@yahoo.com
Rental
menyediakan,
Avanza,xenia 230rb/hr,25rb/jam Hub: 081271175511,081373915268 Pkp ____________________________ 143147
Yudi Rental K LGX, Innova, Avanza,
Riky : 085267477222/081377556777 ____________________________ 141242
Sinar Buana Rental Avanza,xenia,Apv, pick up, hr/mnggn/ bulanan.hub. (0717) 423586, HP 081395254902 S.liat/ Pkp ____________________________ 142826
____________________________ 141240
___________________________ 142417
WC anda penuh ? hub : Agk Tinja
____________________________ 142691
MELAYANI GROSIR & ECERAN MURAH SETIAP SAAT !!!
___________________________ 141210
MEGAKOM Computer & Notebook
Hub: 085268780025
HARGA PROMO !!!
___________________________ 142968
ORGANIZER
40 Galio MR-2 Th 06 eks jepang
OTOMOTIF
Telp. 0717-94755 Fax. 0717-94994
____________________________ 141818
Type PC
___________________________ 143104
ACER 4736Z (HARGA PASTI MURAH) No.7 Sungailiat *TERIMA REFILL TONER
Djual PC 40 MR Mini
berminat hub: 08127175676
Ruko Permata Indah (Depan Kantor Timah/ Bank Century)
Tersedia
Wirama
dll. Sedia Supir, Pkp. Hubungi : Yudi /
DIJUAL ALAT BERAT
kond siap pakai, hrga nego. Yg
* Semua barang garansi 1 tahun (Dengan kondisi tertentu)
Merk & Kualitas Terjamin
OPTICAL
___________________________ 143519
Dijual PC mini komatsu MR-X th 2004,
GREENLAND KOMPUTER PROMO...... NOTE BOOK HP MINI
DICARI MOTOR Di cari Motor Kawasaki Ninja R 150 Th 97-00 Hub: 087870001366
COMPUTER
Tersedia Berbagai Merk Laptop
SERVICE
____________________________ 141572
SET
Disc Brake
ACER Rp 3.150.000
dll. Jauh dkt kami dtg. Hub : 085267419110 ___________________________ 141471
Kjg INNOVA, AVANZA, XENIA, kjg
Jl. Jenderal Sudirman No.118 A Pangkalpinang, Telp. (0717) 431910
PROMO LAGI
___________________________ 143207
RUKO GRAHA LOKA Blok E2 no.6 SELINDUNG LAMA - PANGKAL PINANG Atau Agen – agen WS Tronik terdekat di kota Anda
HP
____________________________ 142741
____________________________ 142747
___________________________ 142155
CABANG : - Jl. Jenderal Sudirman (sebelah AA Bakery) - Jl. Semabung Lama Depan Warung Jogja PKP
Hub: 0813.72676510/0813.73734059
Hubungi kami sekarang juga di: 08127105615 717 4212 / 0819 29 344 123 HP: 0812
Rajawali Perkasa Motor
____________________________ 142552
Xenia, Perjam / perhari Hub: Arif. 08127822111, 0852.67916897
(0717) 423020 / HP. 085267555316
Telp. 0717 - 435319/08117175159
LAUNDRY
- Baju Kiloan - Karpet - Sofa - Spring Bed - Boneka - dll
Jl.Karimata 4 No.349 Air Ruay S.Liat.
Modal MURAH, Stock LENGKAP & AMAN, 24jam/hari with standby costumer service
ASESORIES MOTOR
____________________________ 142401
Anugrah Rental, Avanza ‘08, Xenia Xi'07, kjg kpsl . Hrg 240 rb/hr. Hub Anugrah 081274085005
Kuda, Avanza, Xenia, Kijang Hub: “Ortega”
____________________________ 141230
Jl. Sungai Selan KM.4 Gg.Bandes No. 46 Pkp
WC anda penuh? Hub: Simon Tinja
Pendaftaran GRATIS, Lancar, Bisa transaksi melalui YM
___________________________ 143449
____________________________ 142217
Avanza, Kuda, PU, MB L300, Bus utk wisata. Hub:433016/085268940400 (Ros)
____________________________ 142834
____________________________ 141187
Menerima pendaftaran agen/reseller PULSA ELEKTRIK
Jual brg mewah second kondisi 98%. Dus lgkp dgn hrga miring/ murah: jam tngan EBEL Classic Diamond, korek gas+pena ST.DUPONT & MontBlanc dijamin asli. Hub: 0813.908160260818.08858010
Pusat Perlengkapan Motor Berkualitas !!!
MELAYANI PENGADAAN DINAS / SEKOLAH
____________________________ 142474
RUDI BOR, pipa dinding 3"/ 2 1/2”/ 2”/1 1/2” & Terima Service Bor & Arde
___________________________ 141238
KANTOR : Jend. Sudirman (sebelah COLOMBUS turun 50 m dr Puncak) S.LIAT % 0852-734-55991
____________________________ 143063
MARI BOR Menerima Bor Zet Pam 1pakai mesin. HUB: M. Teguh Arsyad Jl. Parit Lalang No. 03 ✆ 421260, 081367223248 PKP
Sungailiat - Pangkalpinang
Alamat : Jl Pegadaian No. 2 Pangkalpinang Telp. (0717) 422022 Fax. (0717) 421726 (Sebelah DUTA MAKMUR FASHION)
PENTIUM 4 2,5 JT DUAL CORE 3 JT
LBH DR 300 LANGGANAN TETAP (TDK ADA CABANG DI P.PINANG)
LAUNDRY
PEMAHAT ____________________________ 142042
Cash & Credit
Xenia Xi’08 VVTi (dpn TK.Min Sumberjo. Hp.081278780119
3,3 JT
www.megakom-pangkalpinang.com
FC
& Cicilan BCA
RENTAL MOBIL
ACCESORIES
INTEL ATOM, HDD 160GB, DDR 1GB, WiFI, BLUETOOTH, CAMERA, LAYAR 10 , WINDOWS 7 (MERAH / BIRU)
___________________________ 140521
___________________________ 142832
Dan Menyediakan Merk Lainnya
PROMO HARGA GROSIR JUAL ECERAN
PT. CITRAKARTINI MANDIRI Jl. Koba KM 5 masuk simpang Kp Dul Depan Kantor Lurah Kel. Dul Hub: 081918916106, 087878591199
Contact Person : Yuni/Rurie 081273044007/085268703799 Alamat: Jl. Permata I No.377 Semabung Baru (Pabrik City)
Kalau bukan Wellcomm, pasti aksesoris biasa!
ASIA TECH COMPUTER MASTER DEALER ACER MASTER DEALER XL-UNLIMITED
AGEN LAPTOP / KOMPUTER
Antar Jemput Dalam Kota Pangkalpinang (GRATIS)
Aci teralis terima pesanan : pagar, rooling gate, stainless, canopy, dll. Bs diangsur. hub : 08127345340
___________________________ 141827
JASA
Menyediakan berbagai macam paket Ultah Anak-anak, Hiburan Khitanan,dll Alamat : Jl. A. Yani Pkp Hp : 081373020997
BANGKA CELLULAR
Melayani Penjualan & Perbaikan
BADUT Sedia perlengkapan ultah & bahan kue trm psnn kue ultah anak, dws, umum. Bforst, aneka brwnes, kue 2 untk pst dll. bs krjsm dg bday org a n i z e r. J l . Yo s S u d a r s o 3 9 p k l blm & kios no 4 psr rmpt pkl blm Hp: 0812.7176010/ 421422
Jl.Imam Bonjol No.3 Sungailiat - Bangka Telp.(0717) 94887, 95761 Fax. (0717) 95761
SERVICE
___________________________ 142686
JASA
____________________________ 143070
B e r g a r a n s i
PAKUWON TEKNIK
653. HP. 08127803214, 08127803234
OTOMOTIF
J
19400. Hub : 08194883747, 423223
CV. BAHANA PRATAMA JAYA
BPJ
KOMPUTER
RENTAL MOBIL: AVANZA/INNOVA (unit baru) per jam/hrn/bln bs dgn supir Hub: 087896250878/081278560170 ____________________________ 141823
RENTAL ALVIN APV X ‘08, Innova G, Avanza ‘09. Hub: 081271943111 081271298993 - ✆ 92571 ____________________________ 142828
Menumbing rntal mobil, 250rb/nego, all new car, Avanza, Innova, APV, hr/bln/ thn. Hub: 08117173526, 08127885460, 081373699434 Air Itam - Pkp ____________________________ 141483
Rental Xenia, Avanza, Kijang LGX, Innova, perjam/hari. Hub: 0819. 95209036 Pkp ____________________________ 143397
RENTAL BEBEN : Innova G New, Terios, Xenia, APV, hari/minggu/bulan. Hub : 0812 7174586/08127178446 S.liat-Pkp ____________________________ 143287
Rental/ Carter mobil Pick Up, angkot barang, kijang kapsul, perhari/ jam Hub: 0878.96218449/ 0852.68595234 ____________________________ 143511
MADA RENTAL ANTAR DITEMPAT
HUB : MADA/UKE (0717) 422242, 08127170822, 081367550202 Menyewakan :
New Innova, Avanza, APV, Kijang, dll Jl. Adyaksa Sebelum Kantor KPKN No. 37 Pkp/ Komplek Bandara Depati Amir No. 25 F Pkp
____________________________ 141189
REKA Rent a Car
Menyewakan INNOVA, KUDA, AVANZA, XENIA, TERRANO, KIJANG, APV, LUXIO DLL
0717 433327 0717 424037 Cv. Rekadita Pratama Gedung Reka Jl. Kenangan No. 130 (Gedung Nasional) Pkp
____________________________ 141222
081367088565, 081367775873 S.liat ____________________________ 142528
Avanza, Xenia, Kijang perhari/ minggu. hub : Ibu Yuni 081367304569/08127833043 S.liat
SERVICE KOMPUTER
____________________________ 143145
____________________________ 141652
Kijang Kapsul lkp, APV, Avanza Per Jam/Hari/mg. Hub : & 93589/ 08127173088 (Rental Ifai Mandiri)
Panggilan cpt, install, internet warnet, games, slmtkn dta privat CPU, lptop, print, Hub: 0819.18966692
RENTAL MOBIL MAMBO 12 S.liat:Kijang, APV, AVANZA, Hub: Arifin HP. 085267485020
____________________________ 143300
____________________________ 141214
Service,privat,kursus,install komptr,Rp50rb.Hp.081367368027
____________________________ 143195
BALAI OTO Rent a Car
Jl. Balai No. 21/ Jl. KH. Hasan Basri S Kel. Genas, T. Sari Pangkalpinang
Telp. (0717) 424833, 436811, 08127170430 Innova, Avanza, Xenia, Apv, Kijang Kapsul ____________________________ 142881
hotline
POS BELITUNG
Lampu Hidup Mati UN yang Jujur KEPADA YTH Pihak PIMPINAN, krywnyang terkait: Mohon pelaksaPLN dn bpk.bupati naan UAN kali ini mulai Kab. cemane tingkatBngka, SD - SLTA khusus kisah e lmpu pengawas ujianidup agar tidak membantu mati stngah jmanak skali (memberi jawaban) dalam bbrpa mlm ini, mengerjakan soal2 mhon dn denganpnjlsan alasan apapun.. sgralh dislsaikn agar nilainya nanti dapat dipertanggung jawabkan mslh e, agarkami pada jenjang yang lebih tdk trus dirugikan.
hotline
PADA 2010 ini model soal UN terdiri dari dua model, yaitu berdasar nomor genap dan nomor ganjil. Dengan demikian peserta UN yang bernomor ujian genap akan menerima soal ujian yang berbeda dengan peserta ujian yang bernomor ujian ganjil. Tujuannya, untuk memperkecil adanya kerja sama antarpeserta ujian. Namun saya menilai cara seperti itu masih bisa membuka peluang kerjasama dan masih memungkinkan adanya kebocoran soal. Kebocoran sangat dimungkinkan karena model soal ujian yang secara nasional sama. Artinya, soal nomor satu hingga terakhir sama. Mohon dicatat, kebocoran soal UN ada yang dipublikasikan. Tetapi, ada juga yang tidak dipublikasikan atau ditutup-tutupi karena menyangkut nama baik kepala daerah atau pejabat yang berkecimpung di bidang pendidikan yang bersangkutan. Saya mengusulkan agar soal UN dibuat dalam 26 versi tiap soal. Misalnya, ada soal ujian versi A sampai dengan versi Y. Tiap soal ujian mempunyai kode soal ujian (KSU). Misalnya soal ujian matematika MAT. Untuk MAT versi A kodenya MAT-A, MAT versi B kodenya MAT-B dan seterusnya sampat MAT-Z. Semua versi harus berbeda, tetapi mempunyai tingkat kesulitan dan kemudahan yang setara. Tiap lembar soal MAT-pun harus memiliki nomor urut lembar cetak (NULC) yang dibuat secara otomatis oleh pihak percetakan. Misalnya:MAT-000.001 dan seterusnya. Hal ini untuk memudahkan pengawasan terhadap distribusi soal-soal ujian. Tentu, pada saat mengerjakan tiap siswa harus menuliskan nomor ujian dan nomor induk siswa nasional (NISN) kalau sudah ada. Dengan adanya 26 versi soal ujian tiap matapelajaran, maka sangat kecil kemungkinan kebocoran soal ujian di UN. Dengan adanya kemajuan teknologi informasi (TI) terutama sistem komputerisasi, maka tidak ada alasan untuk tidak membuat soal UN 26 versi sebab Indonesia telah memiliki ribuan tenaga ahli TI.
083175095*** KEPADA YTH Bapak Bubernur Babel cemane pak,duit gule kopi lah dak de agik.gaji kami yg honor ni dak de aben naik e.PNS naek terus gaji kek tunjangan e.
tinggi,terimakasih. Peduli 081328549*** Pendidikan 081995312***
081929197***
KAMI setuju dgn isi sms 081930873*** pd tgl 22 kemarin, Tolong tertibkan kota Mentok dr pekat2 yang telah merusak Iman masyarakat
KEPADA YTH Pengurus Ps. Bangka kapan sih persiapan Divisi 1 kalau dak mampu ngapain, ikut haornar, suratin dan Divisi 3.
081368587***
081368527***
KEPADA YTh Bapak Polantas Bangka Barat, jangan urus razia saja, tapi tolong urus juga parkir mobil di semberang tempat seperti jalan pasar parit tiga Jebus, ada mobil pik up plat B 9714 parkir mati
KENAPA dana bantuan dinas sosial di alihkan ke dinas kesra, emang e masyarakat di babel udah makmur bos.. Jaya bangka pos
Hariyanto Imadha BSD Nusaloka Blok S-1/11 Tangerang
085789843***
RENTAL MOBIL
LOWONGAN KERJA
11
Usut SMS Jawaban UN
Penyempurnaan Soal Ujian Nasional
berbulan-bulan di atas jembatan sangat berbahaya bagi pengguna jalan, tolong ditindak sebelum makan korban.
RABU 24 MARET 2010
ALUMINIUM
UJIAN Nasional di Bangka Belitung tahun ini kembali diliputi kabar tak sedap. Sehari sebelum ujian dilaksanakan, sejumlah pelajar peserta UN di Pangkalpinang mendapatkan kiriman SMS berisi kunci jawaban UN. Meski belum dipastikan keberanan tentang isi SMS tersebut, namun secara psikologis hal ini sedikit banyak berpengaruh terhadap para peserta UN. Boleh jadi, setelah mendapat kirimam SMS dari orang yang tak bertanggung jawab itu, para siswa menjadi malas belajar karena merasa sudah menemukan jawaban atas soal-soal yang akan mereka hadapi keesokan harinya. Padahal isi SMS itu belum tentu benar. Ini lah yang kita khawatirkan. Jika itu yang terjadi, alamat para siswa tersebut bakal tak lulus sangat mungkin. Apalagi bila para siswa tak ada persiapan samasekali. Adalah pihak terkait untuk menelusuri dari mana dan siap pengirim SMS berisi jawaban UN tersebut. Langkah pertama yang mungkin bisa dilakukan adalah mengamankan handphone para siswa yang mendapat kiriman jawaban UN. Ini penting untuk mengetahui isi jawaban UN yang dikirim pelaku. Dari sinilah nanti bisa ditelusuri ada tidaknya unsur kecurangan pelaksanaan UN di daerah ini. Jika ternyata isi jawaban UN yang dikirim tersebut benar atau sama dengan kunci jawaban UN yang seharusnya dirahasiakan, berarti telah terjadi kebocoran soal UN. Pihak pengawas atau pihak terkait seyogianya tak menutup temuan kasus kecurangan UN bila memang itu memenuhi unsur pelanggaran. Langkah selanjutnya menjadi tugas kepolisian untuk mengusut temuan pelanggaran tersebut, apakah ada unsur pelanggaran pidana atau tidak. Upaya menemukan pelaku yang mengirim SMS tersebut akan sangat membantu untuk mengurai kasus ini. Jika nanti memenuhi unsur pidana, maka selayaknya pelaku mendapat ganjaran hukuman setimpal dengan perbuatannya. Karena perbuatan
ASPAL
pelaku tidak hanya merugikan peserta UN lainnya, tetapi lebih jauh mencoreng dunia pendidikan di negeri ini. Kita masih ingat kasus beredarnya jawaban UN saat ujian sedang berlangsung di salah satu SMA swasta di Sungailiat, tahun lalu. Tidak jelas sanksi pidana terhadap dua oknum guru yang diduga terlibat memberikan jawaban UN tersebut. Padahal jelas-jelas perbuatan keduanya bertentangan dengan hakikat dan tujuan pelaksanaan UN itu sendiri. Kita yang menginginkan UN berlangsung jujur tanpa ada kecurangan tentu sangat berharap ketidakjelasan sanksi itu tidak terjadi pada kasus kecurangan UN lainnya. Apalagi Mendiknas hingga pejabat dinas di daerah dalam beberapa kesempatan menjelang UN, berani menjamin soal UN tak akan bocor. Oleh sebab itu, dinas terkait dan pihak berwenang jangan tinggal diam terhadap beredarnya SMS jawaban UN di kalangan siswa, serta praktik-praktik curang lainnya. Sebab, bukan hal yang sulit bagi oknum tak bertanggung jawab untuk berbuat curang dengan membocorkan atau memberikan jawaban UN kepada siswa. Apalagi jika proses panjang mulai dari pembuatan soal, pencetakan dan pendistribusian soal hingga sampai ke tangan siswa peserta UN, tak aman dari kemungkinan terjadinya kecurangan. Sisi lain, agar UN kali ini dan tahun-tahun berikutnya berjalan fair, pengawas dan aparat kepolisian yang bertugas mengamankan jalannya UN, mesti memperketat pengawasan UN di sekolah-sekolah guna menghindari kecurangan. Pihak sekolah maupun peserta UN tak harus alergi dengan sikap pengawas yang over protektif mengawasi jalannya UN, sebab hal itu sudah menjadi komitmen pemerintah dan kita bersama untuk menghindari praktik curang dalam pelaksanaan UN. Selamat berjuang dengan jujur!
DANA TUNAI
MINUMAN
TRAVEL & AGEN
BUTUH DANA SEGAR ?!
Minuman yang Hyginies Drinking Water
Dbthkn sgra pelayan Rumah Makan,
BAKAS RENTAL
- Pick Up : Hilux, L.200, Kijang Kapsul - Jazz - Yaris - Innova
us, AC, Mul Nyaman
pria & wanita, diutamakn yg brpglmn, gaji, bonus, lmrn diantar lgsg ke Jl.Jend.Sudirman No.86 S.Liat Ruko Setia Budi atau hub: 085268801212 ____________________________ 143259
Hubungi : 0852 7396 9999 0819 95445 999
Dbthhkn
Operator
Bubut
yang
brpngalaman datang langsung ke Jl. S. Selan No 28 Gang Rumbia II Kp.
___________________________ 142749
AC 88
Dbthkn teknisi komputer, brpglmn, antar lmrn ke Z-Tech Computer jl.Depati
SPECIALIST AC MOBIL & RUMAH
SEDIA : SPARE PARTS AC MOBIL & RUMAH Specialist Service : Perbaikan Compresor, Blower, Vacum, Isi Freon R 134a + R12a Isi Olie R 134a + R12a, pasang Baru & pasang Second Sedia Spare Parts AC Denso & Sanden semua merk mobil.
BERGARANSI
Jl. Soekarno - Hatta (jalan Koba) No. 37/38 Pangkalpinang - BABEL Telp. 0717 - 424756/081273095899 ___________________________ 142554
Hamzah
No.408
Rt
09/02
(dpn
____________________________ 142210
____________________________ 143358
AHLI KONSTRUKSI BAJA
3. Tangki, Hoist hub : 085267786779
CV.DEVELOPMENT EXPAND(D'EXS) Prssn
brgerak
dibid.Distribusi
pngembangn(SDM)mncari
:
&
DIJUAL PAPAN
ADM,
GUDANG, RECEPTIONIS, ACCOUNT
Dijual papan khusus walet uk.
(MDP) Lamaran diantar lgsung, Jl. Mentok.
3x15x100 cm = 400 keping (100 BKS).
setelah iklan ini terbit
BABY & FRIENDS
Menyediakan : M Aneka Perlengkapan Bayi M Pakaian Bayi & Balita M Aneka Mainan Bayi & Balita Buka Mulai Pukul 09.00 s/d 18.00 WIB
PENDIDIKAN BELAJAR SETIR MOBIL Teori & praktek , Jl.MS Rachman Semabung Baru Jl.Koba No. 47 Hub : & 422439 ( Acai); ___________________________ 142626
____________________________ 143062
DIJUAL RUMAH/TANAH
____________________________ 143328
Ju a l t n h l o k S p . k a n t o r L u r a h Bacang Kolong Ijo, strategis,
Jerman, Belgia, pabrik Prkapaln Gj.
LT. 9 9 7 M 2 , c o c o k u t k k o n t r k n +
1.200 Euro s/d 1.500 Euro Prses
gudang Hub : 085273722000
cpt, Non EXP bs ptng GJ Hub PT
____________________________ 142072
AJS 02183630123, 085289999289
Djual tnh + bangunan Cck utk
Bp. Billy / No sms bth Sponsor
usaha, SHM, Dpn Bkt Sofa Pkp.
____________________________ 143375
Berminat Hub: 081368589793 (TP) ____________________________ 143011
untuk di tempatkan di australia
Tnh kav lok sekitar kampus UBB
& singapura Hub: 0813.73052545
Balunijuk cash/credit 3 th Hub :
____________________________ 143395
PT. DELCO bth sgr P/W SMU max 25 th utk
085273483651 / 085267742926 ____________________________ 143036
OB, Gdg & Spg. Min D3 utk Adm & Recep-
Jl tnh 8x15 M, dkt SMK PGRI
tions. Lmrn antr Lsng Ke Jl. Jend. Sudirman
semabung lama, hrga 22,5 Juta/nego.
No.28 Toboali Telp.081807194545 ( Andre)
Hub: 0813.77828707/0853.67100050
____________________________ 143432
____________________________ 143120
Dibutuhkan segera lowongna: 1
Dijual
wanita pend.SMEA usia max 30, 2
Gandaria Tuatunu Pkp, lok.strtgis,
HYLDA BRIDAL jl.soekarno hatta
pria penjaga toko pend.SMEA, 1
SHM, L.940 M 2 . Hub: 0813.73352638
(samping BFI) pkp tlp.0717 425
sopir punya SIM A, usia max 40,
KURSUS KECANTIKAN
6695/085268681456
mmbuka
Lamaran
lengkap
dikirim
ke:
krsus make up & tata rias rambut
Jl.Kapten Sulaiman Arief No.128
disc 20% bagi 10 pndaftar prtama
Pk.Pinang, plg lmbat tgl 29/03/10.
___________________________ 142720
____________________________ 143442
tanah
dkt
perumahan
____________________________ 143447
Dijual tnh kav lok.jl Imam bonjol Sungailiat (pgr jln) sisa 4 kav Uk.15x20 & 20x15 dkt akademi kebidanan, hrg nego. Hub: 081278778899 ____________________________ 143438
PENDIDIKAN
Dcri koki/ juru masak utk rmh mkn/ rstoran, Pria & Wnta kirim lmrn ke almt.
Djual Tnh 1 Ha Lok Jl. SMP N 10 Air Itam Pkp Hub: 081949022000/ 0813.77940000
Bimbel ank brkebutuhan khusus exp ank brkesulitan belajar, autism, ADHD, dll. Hub: Bu Triya, Jl.Delima Siam VII, Bukit Intan Hp.0813.93889417.
Jl. Pantai Pesaren Belinyu Bangka
____________________________ 143452
____________________________ 143141
Menerima Les Private utk SD, semua pljrn, Guru S1, Pnglmn, dtng krmh Hub: 0818.09614142 ____________________________ 143396
Restouran Pesaren ____________________________ 143450
Kami distributor Operator Selluler XL mbthkan SPG/SPB sistem gaji dan bonus. Lamaran ke Sinar Bali Cell, Jl. Muhidin No. 14 dpn ATM BCA Sungailiat. Hub : 0819 6805 16 ____________________________ 143490
PENGUMUMAN BERITA KEHILANGAN Tlh hlg BPKB mobil ats nama Liwan, SE, no.pol BN 4127 GA merk mitsubhisi FE349 th 2004 w.kuning, no.angka MHFE349E4R069135 No.Msn 4D34488965, bg yg mnmnknya bs menghbgi TB BANGKA JAYA almt jl.Jend.A.Yani no.44 Sri Menanti S.Liat, telp 0717-92539 ____________________________ 142780
Telah Hilang BPKB Yamaha Jupiter Th’2004 An. Aryuni Marhama, SE Alamat Kp.Belo Laut-muntok. Bgi Yg
Dibthkn 1 org tukang Las hrp Hub: Bengkel Rahayu Kl. Batin Tikal No. 63 Bpk Futantu / Batet Hp: 0812.7179513 ____________________________ 143517
Dibthkn karyawati, umur max 27 th penampilan menarik. lmrn antr ke COBRA Billiard, Jl. pasir putih pkl 19.00 WIB ____________________________ 143514
Dbthkn 1). Krywati utk ADM Gudang, bs menguasai komputer, pembukuan, dan berpnmpln menarik 2). Sopir, mmliki SIM B1 Umum, brpglm. Brmnt lmrn dibawa ke Toko Surya Jaya Dpn Puskesmas Kenanga Sungailiat
LOWONGAN KERJA Dicri krywan utk jual kelapa parut/peres
santan,
mesin.
Hub: 0717-422026 ____________________________ 143206
Di cari seorng wanita untuk pekerja rumah tangga yg drwat hnya 1 org, Hub: 0812.73341638 pkp ____________________________ 143076
Dbthkn sgr tenaga kerja utk montir mobil, cat duko, las ketok, berminat dtg lgsg ke Bengkel Kenanga Jaya Desa Kenanga atau Hub: 081373375118 ____________________________ 143258
___________________________ 140625
____________________________ 142175
Jl. Jend. Sudirman No. 81
BAJA
PROPERTY ALUMINIUM CV. TOTO Jl. Nelayan I No. 92 (belakang SD 9) ✆ 92683 HP. 081514532299 Sungailiat (Harga Pabrik) Rolling Door Plat Rp.180.000,Rolling Door Evolution Rp.720.000,Folding Gate 0,30 STD Rp.350.000,Pintu Harmonika STD Rp.330.000,Tenda Awning STD Rp.190.000,Tenda Canopy Rp.230.000,____________________________ 141564
ACUNG ALUMINIUM Menerima psn kaca Aluminium, kusen, rak piring, dll. hub : Dkt puskesmas Air kenanga S.Liat. Hp 081513385260 ____________________________ 143193
FURNITURE Kamar Set Harga Terjangkau Hubungi :
Menerima Order : - Kontraktor (Properti) - Konstruksi Baja - Rangka Baja Ringan - Menara, Tower Radio - Pintu Pagar Elektrik / Remot - Pemasangan Instalasi Listrik Standar International (EIC) - Teralis dan Canopy
DEPKES RI NO. MD.249106001064
LAYANAN KONSUMEN : (0717) 431879 Diproduksi oleh : CV Mentari Dempo Indah Pangkalpinang-Bangka ___________________________ 140515
PERCETAKAN
DI JUAL RUKO Djual Ruko Taman Elit Blok A 5, 3 T i n g k a t , L i s t r i k , A i r , Te l p S h m Siap pkai Hub: 08117177077 Nego
Acun Aquarium, Jual anak ayam pedaging707, bebek petelur, pakan ayam bravo 511 & 512, sinta, bibit ikan tmbk, pkn kucing, anjing. Jl.Gudang Padi No.103 Pkp Hub: 08127898603/0717433228 ____________________________ 143016
___________________________ 141574
USAHA ALAT MUSIK Di cari keyboard ronald yamaha tehnik korg mixer efek, guitar power,dll Hub: 0857.22636699 ____________________________ 143137
VIDEO SHOOTING
BELITUNG Tlh hlng sbh dompet brwn mrah hukam brsi
___________________________ 141817
MAY’S Orchids & Florist Rangkaian Bunga Segar & Dekorasi Peresmian, Pernikahan, Ulang Tahun, Seminar, Kelahiran, Duka Cita, dll. Bukit Baru 1 - ✆ 438682 / 08127170593
Hub: 085273626338/SDN 38 Tg.Pandan ____________________________ 143180
Jual PS Slim, Tbl, HDD, GB Pocket,
KOLAM RENANG
Psp & Spare part, trm psg HDD, isi game HDD & PSP, 081382078637
Perlu bangun kolam renang, Hub : kami Jo Hp 081949221494 Iwin
Berkah rotan, krnjang prcel, buah, piring rotan,lidi,tmpt hntaran.S.Liat (081929186278), Pkp (081949033660) ____________________________ 143199
KECANTIKAN
LILY FLORIST
____________________________ 142179
J Y Floral House
Jl. Bukit Intan I Rt. 09 No. 210A Pkp Telp. (0717) 431199, 7002988 HP. 0811 717 8123, 081949026888 Aneka Design Bunga Papan Lukis, Bunga Segar, Bunga Artificial, Dekorasi utk segala suasana, dll.
____________________________ 141419
House Of Ristra Klinik Kecantikan Berbasis Kesehatan
-Konsultasi Dokter -Body Spa Aromatherapy DAPATKAN -Body Treatment DISKON -Lulur Tradisional HINGGA -Lulur Aromatherapy 20 % -Mandi Susu + pemutih -Ratus Senin - Sabtu : Pk. 09.00 - 20.00 Minggu : Pk. 08.00 - 16.00 Konsultasi Dokter : Pk. 10.00 - Selesai
T Vis
SPANDUK - BALIHO KUALITAS BAGUS & HARGA MURAH
CALL/SMS : 081367469996 ___________________________ 142530
S d r j t L m r n K e : C V. I s ta n a
PELUANG USAHA
A g u n g To y o t a P k . L a l a n g
Dicr Agen/Distributor AVAIL-pembalut wnt Herbal, modal 25rb, disc 65% + bonus smp
T j . P a n d a n - B l t g Te l p 2 2 4 5 1 ____________________________ 143126
jutaan. Hub : 081977757779, (0717) 423223 sdrjt bs komputer, jujur, dpt diandalkn
___________________________ 143513
Kolong I N0. 63 A Tg.Pandan Hub Telp
SEAFOOD RESTAURANT & CAFE
PUPUK KOMPOS
CITY OCEAN We Serve The Best Seafood In The City
Al.Jl.RRI & Semabung Lama (bwh Htel Griya Tirta)Pkp.Trma psnan Aqiqah & Pesta,Hub: 085293125257 ____________________________ 142866
Menerima : Pesanan bunga papan dukacita & sukacita. Dekorasi segala suasana pernikahan, dll. Handbouquet, Table Jenny (Wawa) bouquet fresh flower artifical flower & parcel buah dan bunga. Jl. Mayor Syafrie Rachman No. 501 (Ruko Gereja Bethel, Belakang Aneka Furniture) Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) -7020262 - 433536 Hp . 08127172503
MESIN AIR
Acing Telor: Agen telor ayam dan menyediakan pupuk kompus/ kotoran ayam petelur. ALmt: Jl.RE Martadinata Gg.Mawar gdang No.135. Hub: 0813.67288056 ___________________________ 143223
0719 – 21957. ____________________________ 143183
Dibthkan karyti, syrt: pend min SMA/ sdrjt. Lmrn atnar lgs ke : Toko Kaca Bangunan (samp LIDO) Jl. Endek No. 9 Tjpandan Telp 124027
Dbthkn 1. Kanvaser pria, jujur, pny
A NILLA HAIR BEAUTY & BODY SPA
Konsultasi Stylish
Topan 0878 7840 7752 Jl. K.H. Abdurrahman Siddiq (RRI) No. 8 Blok B 9 Taman Elit Pangkalpinang Babel (Samping Bangka Pos)
Menyam but Imlek Valentin& Dapatka e, Souven n ir cantik
kendraan sendiri 2.pegawai toko, pria/ wanita, pend. SMU/sdrjt. Lmrn ke : Foto Cell Manggar - Beltim Telp. 0719-91371 ____________________________ 143309
TAMAN BACAAN Tersedia berbagai macam buku utk
___________________________ 142546
UV
lmrn antar lsg ke LPK Prioritas Jl. Air
____________________________ 143260
SALON
diswkn/dibaca ditmpt (novel, teenlit, manajemen,pg. diri, komik, p.umum,
STIKER
Agama dll) hub/dtg lsg ke TBM Dunia Aksara Jl.Air Kolong I Telp (0719) 21957.
Florist of Your Choice Give You More Than Beauty
____________________________ 143184
BABY WATER R.O
Pusat Mesin Isi Ulang R.O Jual pasang mesin isi ulang Air Minum dan sedia spartpart, Tangki Stanless, pompa stanless, tutup, galon, Tisiu, segel, Perbaikan Mutu Air & Servis
RENTAL MOBIL
Hub : Jl. Gajah Mada 173 Air Kenanga Sungailiat HP. 0813 73833723, 0813 73183626
KING RENTAL mbl APV/Xenia/Avanza/ Pick Up/Panther, dll. Hub : Edi Nasapta Hp 0819 2967 8748, 081373778127
Ingin Menambah Penghasilan 5 s/d 20 jt/Bln Dengan Modal Hanya 25 Juta ???
DRINKING WATER SYSTEM :
AMDK (Air Minum Dalam Kemasan ), AMIU ( Air Minum Isi ULang), WTP ( Water Treatment Plat ), Filter Air.
MEDIA FILTER :
____________________________ 142783
Carbon Aktif, Greensand, Silica Sand, Anthracite, Galon,Tutup,Segel, Tissue, Stiker, UV, Housing, Cartridge, PC Cleaner, etc.
IMANUEL BRIDAL & FLORIST
Hub : ( 0717 ) 700 - 6789 ; 0813 - 7302 1930 ; 0818 - 971 - 464.
____________________________ 142822
LOWONGAN KERJA Dbthkan Krywn/Ti, Min SMA/
MAKANAN
____________________________ 142208
Design Bunga Papan Grosir/Eceran Bunga Artificial Dekor Pelaminan, Ultah (Badut) Palm House (Tempat Pesta di Baciang) Jual/Sewa : Pelaminan Lengkap, Gaun Pengantin/Pesta + Aksesoris Lengkap, Kue Pengantin & Tenda Lengkap Jl.Pasir Putih No.106 (Dekat Gedung Setia Bakti) Pkp Hub. Akian/Fily 0813.7355 8822, 08117171657
____________________________ 143182
Dibthkn krywti utk Adm syarat SMU/
Sate Kambing,Wong Solo Amanah :
Jl. Soekarno Hatta No. 46 C Pangkalpinang Telp. (0717) 4256645, 7032830, 7032850 HP. 0816 4816 127, 0811 106 102 email : yoel_florist@yahoo.com
Jl. Air Kolong I N0.63A Tg.Pandan.
____________________________ 142472
Jl.Kamp.Bintang Raya No.129 Pangkalpinang - Bangka Telp. (0717) 436389 Fax. 422731
Menerima : pesanan aneka rangkaian Bunga Artificial, Bunga Papan, Bunga Segar, Parcel, dll
jerman, mandarin Hub. LPK Prioritas
Anda ingn bk tko smbako plus di tobuali, tnp byr sewa tmpt.Krm Nm, almt Anda sms Ike 0819.49023938
Menyediakan Snack
____________________________ 141421
KURSUS BAHASA ASING Menerima siswa baru utk prog b.inggris
____________________________ 141580
- Perkawinan - Ultah - Syukuran
FLORIST & DECORATION
____________________________ 142040 ___________________________ 142743
Jl. Bukit Intan (Basuki Rahmat) No. 199 A Telp. (0717) 434383
Mengatasi problem :
Terima Pesanan Pesta :
____________________________ 141520
085921858800
KERAJINAN ROTAN
____________________________ 141212
Menerima pesanan karangan bunga segar utk : Dukacita, Sukacita/Pesta, Peresmian, pelaminan, dll. Hub : Jl. Melintas No. 273 Pkp ✆ 421996, 0878487286, 08127173356
a/n: Suryanti, diprkirakan hlg antra dpn kntr Polres Belitung menuju dinas pend.Kab.Bltg.
GAME STATION
____________________________ 142824
Jl. S.Selan, Kp. Melintang - P.Pinang
____________________________ 142396
BERITA KEHILANGAN
____________________________ 141503
GYPSUM
Menerima Pemasangan : p Plafon Gypsum / Hollo p List Gypsum p Partision p Cat Hubungi : HARYANI Hp : 081373391118
Consultant Ticketing : Robby 0813.9525.4902
____________________________ 140942
0%
BUNGA
___________________________ 141712
FARMA INTERIOR GYPSUM
Reservasi : 0717-423586
DAPATKAN PROMO TAHUNAN SINAR BUANA TRANSINDO
450rb hub : ✆ 7033395, HP. 081234560556
BIBIT AYAM
JUAL KEBUN
___________________________ 143453
Tiket Di Antar Gratis Melayani : - PENJUALAN TIKET Wil.Sungailiat & Pangkalpinang PESAWAT & TIKET KAPAL - TOURS & TRAVEL - RENTAL MOBIL (Harian/Bulanan/Tahunan) - ANTAR JEMPUT BANDARA - CARGO
ATM mandiri, STNK mtr, kartu PGRI & KTP
___________________________ 143371
____________________________ 143121
DP
____________________________ 141819
Rmh Petak Komplek Pot Kampung Opas ats, 1 KT, Ruang Tamu, dapur, KM, Hub: 081367790286
Dijual kbn sawit luas 6 Ha,lok. Jelutung 1, 860 btg, umur 3,5 th. Hub: 0819.49022000/0813.77940000
Jln. Pasar No.3 Pangkalpinang Telp. 421226/422277
HUB : Syafri Syarif HP. 0852 6770 7006
DIKONTRAK RUMAH
Jl kebun + 10 Ha, 600 btang swit, durian, rmbutan, dll. Hrga 300 Jt nego. Hub: 0813.77828707/ 0853.6710 0050 Desa Cambai.
Dunia Baru
SINAR BUANA TRANSINDO
Jl.Depati Hamzah No.295 (Semabung Lama) Pangkalpinang-Bangka Belitung Reservasi (0717) 423586 Fax (0717) 423586
GENIAL STD VCD/ DVD pernikahan, dll
____________________________ 143012
____________________________ 000000
Menemukan Hrp Hub: 081373584868 ____________________________ 00000
Hubungi:
Telp: (0717) 435722 Hp. 08127171811, 081367917573
Hub: 0717-7001055, harga Nego.
P el u a n g k r j P a b r i k P r k a p a l a n
Di butuhkan tenaga nonskill ___________________________ 141568
(JAMINKAN BPKB MOTOR)
UNTUK HARI RAYA, KEBUTUHAN KELUARGA, DLL - Pangkalpinang: 085273655582 / 081368049304 - Sungailiat: 94935 / 0812 780 6850 Telp/SMS - Kelapa: 355067 / 0852 6808 0227 - Koba : 0811 717 8407 / 0852 7327 2743 24 Jam - Muntok : 0813 67406240/0852 67111377
PERTAMINA
1. Gedung/ rumah kontruksi Baja
____________________________ 142610
Perlang)KOBA-BATENG,Ditunggu 1mggu
Jl. Soekarno Hatta (Jl. Koba) No. 46 B Pangkalpinang - Bangka & 0717 - 438801
: Aspal Drum : Grade 60/70 : Pertamina : 155 Kg
AHIN PERENCANA & MEMBIKIN:
Pkpinang & Jl. Kenanga Atas no.41(Simpg.
FASHION
Jenis Penetrasi Produksi Kemasan
Hubungi Agen Aspal
Alamat : Jl Air Anyir deket tepekong Sebelah kanan tembok batako Hp. 081367498881/081949064978
2. Meja Goyang/ Pengayak Timah
simp.SEMA PGRI) Semabung lama
No.09 (Dpn SMP Man) 0717.423822
FA S H I O N
PANCA LOGAM TRUSS
Asam Pkp Hub: 085758482246 ____________________________ 143299
SERVICE AC
PLt
Menyediakan : - Baja Ringan - Seng Aluminium - Gypsum - Siku Rak - Hologypsum dll
____________________________ 140627
Pasang Mesin Air Minum Isi Ulang & Sp a r e p a r t J u a l G a l o n , Tu t u p Galon,
Tissu, Partai besar &
kecil Jl. Nelayan I No. 3 Pasar Ikan S. Liat (081373823327) ____________________________ 141244
Tjpandan. www.wisatabelitung.com ___________________________ 140617
____________________________ 142964
www.bangkapos.com
CMY
Ayah Jatuh Sakit, Jupe Cabut Gugatan
Julia Perez
PEDANGDUT dan pemain film Julia Perez (Jupe) pernah melaporkan ayahnya, Angkasa Jaya (Aang), ke polisi karena mengancam akan membunuh ibunda Jupe, Sri Mulansih. Kini, Jupe mencabut perkara itu karena ayahnya jatuh sakit. Ia pun tak tega membebani sang ayah dalam kondisi terpuruk. Padahal laporan Jupe tersebut sekarang telah masuk tahap P21 (berkas perkara telah lengkap) dan berada di Kejaksaan Negeri Jakarta Timur. Namun, mendadak Jupe urung melanjutkan perkara tersebut dan meminta pengacaranya mencabut berkas. “Persisnya dua hari yang lalu Jupe meminta untuk dicabut dan ditutup kasusnya. Kata Jupe, ‘Bang, bagaimanapun juga caranya saya ingin kasus ini ditutup’. Dia ingin kasus ini dihentikan meskipun yang membuat laporan itu ibunya,” jelas kuasa hukum Jupe, Adnan Assegaff, Selasa (23/3). Bintang film Sumpah Ini Pocong itu memaksa Adnan mencabut perkara demi kesembuhan ayahnya. Sayang, pelantun Belah Duren itu terlambat mendengarkan (*) kata hati nuraninya.(*)
POS BELITUNG
● Gossip of the Day!
RABU, 24 MARET 2010 z HALAMAN 12 19
Rianti Cartwright
Suara Sumbang, Tolak Jadi Penyanyi
PERSDA NETWORK/ISMANTO
CMY
Tinggalkan Predikat ‘Idol’
SETELAH tiga tahun menyandang predikat sebagai Juara Dua Indonesian Idol 2007, Wilson kini ingin melepas nama belakang ‘Idol.’ Ia ingin meniti karir tanpa embel-embel Idol lagi. Ia maunya tampil dengan nama dan citra baru. “Gue ingin di single gue nanti orang mengenal gue bukan Wilson Idol tetapi Wilson Maiseka, “ tuturnya saat ditemui di lapangan futsal Kuningan Village, Kuningan Jakarta Selatan, belum lama berselang.
MESKI bersuara pas-pasan, banyak artis sinetron dan bintang film yang nekatnekatan mencoba karir baru sebagai penyanyi. Namun jurus aji mumpung itu tak diterapkan oleh Rianti Cartwright. Sadar suaranya tak merdumerdu amat, Rianti beberapa kali menolak secara halus tawaran dari sejumlah produser yang merayunya agar bersedia diorbitkan sebagai penyanyi. Rianti tak asal sambar saja semua tawaran menggiurkan itu karena ia menyadari bahwa bakat seninya bukan pada bidang tarik suara melainkan akting dan memandu acara (presenter). “Yang pasti nggak bakal bikin album, karena sadar diri aja karena suaraku cempreng (sumbang),” ujar Rianti Cartwright ditemui di Mampang, Jakarta Selatan, Senin malam (22/3). Menurut bintang film Ayat Ayat Cinta itu pernah dirinya diberi penjelasan bahwa suara paspasan sebenarnya bisa dipoles dengan kecanggihan teknologi perangkat rekaman. Artinya suara sumbang bisa disulap menjadi bagus dengan polesan teknologi. Tapi bagi Rianti, semua itu akan
Wilson memang sudah tiga tahun menyandang gelar sebagai runner up Indonesian Idol 2007. Saat babak final, dirinya dikalahkan oleh Rini Wulandari dari Medan. Pria kelahiran Ambon, 24 Agustus 1989 itu kini ingin dikenal sebagai Wilson Maiseka, tanpa nama Idol. Wilson menjelaskan keinginan menanggalkan nama idol itu bukan karena sakit hati terhadap RCTI dan Indonesian Idol, namun lebih pada obsesinya
membohongi konsumen. Di dapur rekaman barangkali bisa dipoles, tapi saat seorang penyanyi dengan suara paspasan pentas secara live (langsung) di atas panggung, barulah ketahuan ‘belangnya.’ Rianti tak mau dipermalukan oleh kenekatan menjadi penyanyi hanya mengandalkan aji mumpung, yakni Mumpung dapat kesempatan, atau mumpung ditawari jadi penyanyi. “Saya tahu dirilaaah...., “ gumam mantan pacar Banyu Biru dalam nada merendah. Dara cantik berdarah blasteran yang pernah meniti karir sebagai Video Jockey (VJ) MTV itu memilih memaksimalkan bakatnya memandu acara. Nah, salah satunya adalah membawakan acara Beauty and Azis sebuah acara variety show yang berbalut nuansa komedi.
Nama Beauty and Azis merupakan pelesetan dari judul lagu barat berjudul Beauty and The Beast. Jujur saja, pada awalnya memandu acara tersebut dirinya merasa grogi berat karena ternyata tidak mudah membawakan acara berbau komedi. Tapi akhirnya semuanya bisa dijalani dengan lancar karena partnernya memandu acara yakni Azis ‘Gagap’ banyak mengajarinya teknik berimprovisasi. Namun sebagian, ia jalani dengan cara mengalir saja tanpa beban. “Semua pelajaran spontanitas apa adanya, “ tutur kekasih penyanyi Alfonso Nainggolan tersebut. Secara tak terduga, dara kelahiran Bandung 22 September 1983 itu malah banyak mendapat tawaran memandu acara setelah nongol di acara tersebut. Melihat prospek
karirnya yang cerah di Jakarta, Rianti pun semakin bersemangat mengurus status kewarganegaraan, dari warga negara Inggris menjadi WNI (Warga Negara Indonesia). Sejak tahun 2006, Rianti rajin mengurus surat-surat pindah status warga negara. “Beberapa tahun lalu aku sepakat dengan orangtua aku. Akhirnya aku milih di sini dan mengikuti prosesnya,” tuturnya. Dara cantik yang juga model iklan sebuah produk ponsel itu sebenarnya kelahiran Bandung, Jawa Barat. Namun ketika duduk di bangku taman kanak-kanak, cewek berbibir merah mirip bibir Angelina Jolie itu pindah ke Inggris dan bersekolah di sana hingga dewasa. Ketika beranjak dewasa, Rianti pun harus memilih.(Persda Network/abs/dth)
Baru Kantongi Kartu Izin Tinggal HINGGA kini bintang film Eiffel I’m In Love ini memang berhasil menuntaskan surat-surat perubahan status menjadi WNI. Ia baru mengantongi kartu izin tinggal tetap di Indonesia. Setelah memiliki surat tersebut maka Rianti bisa menuju proses selanjutnya agar jadi warga negara Indonesia. Lalu kendala apa yang dialami Rianti hingga masalah tersebut belum juga rampung? “Masalahnya pada stepstepnya aja. Kadang aku mengira stepnya sudah benar padahal belum. Masalah itu aja, soalnya nggak ada sosialiasi dari (departemen) tenaga kerja seperti apa,” jelas Rianti,
untuk menjadi diri sendiri. Apalagi kontrak dengan Idol juga akan segera habis. “Tidaklah (sakit hati, red), kan kontrak gue habis September 2010, tetapi kalau sama label gue masih ada satu tahun lagi bersama Hits Record, “ imbuh penyanyi berpostur tinggi semampai dan kulit kuning langsat itu. Bagi Wilson bukan suatu impian semua penyanyi ada embelembel tertentu sebagai bukti pernah
setengah mengritik. Sementara itu, Meski pertanyaan kapan menikah sering diarahkan padanya, Rianti Catwright mengaku santai menjalani hubungan dengan kekasihnya, Cas Alfonso Nainggolan. “Belum ada rencana yang kongkrit. Kami jalani dengan santai tapi serius,” jelas bintang Ayat-Ayat Cinta ini. Pemilik tinggi badan 162 Cm dan berat 45 Kg itu mengungkapkan, kekasihnya saat ini memiliki pengertian dengan kesibukannya, baik syuting ataupun saat dia menjadi presenter. “Dia lumayan understanding. Jadi enggaklah,” ujarnya.
ikut atau juara di suatu ajang pencarian bakat. Menurutnya waktu tiga tahun untuk menyandang gelar Idol sudah cukup dan ingin orang mengenal dirinya sebagai Wilson Maiseka. Dalam waktu dekat ini Wilson akan mengeluarkan singlenya berjudul Tersiksa Lagi. Lagu ini pernah dipopulerkan oleh Utha Likumahuwa di-eranya. Di single ini pun dirinya berkolaborasi dengan Tohpati. (Persda Network/kpl)
Dia mencontohkan, sinetron yang dia jalani itu sebanyak 14 jam sehari. Karenanya, dia saling menghargai. “Kami saling nyamperin. Kadang kalau dia kerja, aku samperin,” jelasnya. Dengan kesibukan saat ini yang menjadi presenter komedi, Rianti mengaku lebih senang ketimbang yang sebelumnya. “Karena waktunya pun lebih banyak kosongnya,” tuturnya. Mengenai karirnya di dunia akting, ia masih memendam obsesi. “Aku pengin sesuatu yang berbeda saja. Main film religi sudah, drama sudah, mungkin something different saja,” (abs/dth) imbuhnya.(abs/dth)
FOTO/KAPANLAGI
Wilson Maiseka
Yuni Shara
Titi DJ
Beratnya Status Janda
Rajin Pakai Sepatu Berhak Tinggi
YUNI Shara merasa dirinya menjadi ‘bulan-bulanan’ media infotainment sejak menyandang status janda. Sorotan terhadap dirinya makin kencang sejak memacari Raffi Ahmad yang usianya 15 tahun lebih muda darinya. Yang membuatnya trenyuh, kini ia merasa senasib dengan sang adik kandung, Krisdayanti, yang kebetulan juga berstatus janda. Kemana-mana pergi, Yuni selalu ditanya-tanya komentarnya mengenai rumor asmara Krisdayanti dengan seorang pengusaha asal Timor Leste. Padahal menurut Yuni, ia selalu memisahkan urusan pekerjaan dengan masalah pribadi. Ia tak mau mencampuri urusan adik kandungnya. Bertanya soal pribadi saja ia tak pernah, kecuali kalau adiknya meminta saran. “Status janda di sini sulit sekali. Saya dan adik saya selalu rentan dengan gosip, “ keluh pelantun lagu Mengapa Tiada Maaf itu saat ditemui di Wisma Mampang, Jl Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin (22/3) malam. Untuk mengakhiri sorotan publik, tak
heran jika Yuni menganjurkan kepada Krisdayanti agar segera menikah lagi, setelah bercerai dari Anang Hermansyah. Namun bukan berarti dirinya bersikap ‘obral’ hanya untuk cepat menikah. Prinsip dan latar belakang dari calon suaminya harus jelas, tidak boleh sembarangan. Yuni menjelaskan kalau ia selalu berdoa agar dirinya dan Juga KD dijauhkan dari gosipgosip miring seputar status janda mereka. Yuni bersyukur kalau ia dan KD masih bisa menjaga kehormatannya sebagai perempuan. Satu rumor terakhir yang cukup membuat risih Yuni Shara adalah ketika di internet muncul gosip dirinya sudah dilamar oleh Raffi Ahmad. Rumor itu muncul di situs jejaring Twitter. Sebuah akun Twitter dengan nama Raffi Ahmad mengungkapkan seolah-olah sudah melamar biduan pop asal Malang Jawa Timur itu. Tapi Raffi Ahmad yang dikonfirmasi malam itu menyebut Twitter itu palsu, alias bukan miliknya. Artinya, ada orang iseng mencomot
namanya di situs itu. “Itu bukan Twitter saya,” cetus Raffi di samping Yuni. Soal adanya foto pernikahan keduanya di situs itu juga dibantah Yuni dan Raffi. Selama ini, mereka tak pernah berpose untuk pemotretan pranikah. “Saya nggak tahu, orang gila kali,” imbuh presenter acara musik Dahsyat di RCTI itu. Raffi menduga gambar-gambar itu rekayasa komputer. “Badannya punya orang lain, kepalanya diganti kepala gue. Kan gampang tuh akalakalan komputer kayak begitu?” cetusnya. “Pokoknya, saya enggak punya Twitter dan dia (Yuni) juga enggak punya Twitter. Kalaupun ada atas nama saya, itu bukan saya. Enggak tahu deh!” tegasnya sembari menunjukkan ekspresi kesal.(Persda Network/abs/*)
RENCANA menggelar konser tunggal pada bulan Oktober 2010 mendatang membuat Titi Dwi Jayanti kini terus sibuk berlatih menjaga ketahanan fisiknya. Tidak hanya fisik, ia pun harus berlatih beraksi menggunakan sepatu berhak tinggi (high heels) supaya nanti pada saat konser tidak mengalami kecelakaan saat konser tunggalnya nanti. “Untuk ketahanan fisik, persiapannya tidak hanya untuk konser tunggal saja. Nggak ada konser tunggal pun aku selalu berenang, jogging tapi bukan olahraga berat-berat angkat beban seperti Ade Ray, “ ungkap Titi DJ yang ditemui seusai mengisi acara musik Dahsyat RCTI Kebun Jeruk, Selasa (23/3). Istri Noviar Rahmansyah ini mengaku, untuk tetap menjaga kebugaran
fisiknya dirinya akan melakukan suntik vitamin. “Yang pasti untuk tenaga sekarang biar ditopang dengan minum air putih. Untuk suntik vitamin juga akan kulakukan tetapi pas hari H nanti, “ ungkap pelantun lagu Bahasa Kalbu (1999). Meski usianya sudah tidak terlalu muda lagi, Titi masih
menyimpan ambisi menggelar tiga kali konser tunggal. Tapi memang yang paling dekat adalah bulan Oktober 2010 mendatang. Dalam konsernya nanti, dia akan mengajak penyanyi-penyanyi senior menjadi bintang tamu. Dalam konser, dia juga akan dibantu suami dan Axel, anak tirinya, yang bertugas mengiringinya dan mengajak Darajana, grup vokal yang dibentuknya. Mengenai konsep pakaian yang dikenakan, Titi menginginkan pakaian yang berkonsep futuristik. “Memang aku menginginkan konsep yang berbeda. Meski futuristik tetapi bukan berarti menggunakan pakaian seperti robot tetapi lebih ke go green (ramah lingkungan), “ ujarnya. Karena bersuamikan seorang musisi, sudah pasti Titi melibatkan sang suami dalam konser tunggal nanti. “Sudah pasti Ovie (suami) dan Excel ( anak) akan membantu karena mereka yang akan mengiringi saya,” ujarnya. Saat ini, segala persiapan untuk konser tunggalnya sudah mulai dilakukan.(Persda Network/esy)