1 minute read

BOOLEAN FIGURE

Next Article
BOOLEAN HOT

BOOLEAN HOT

Eric Yuan

Pendiri Aplikasi Zoom

Advertisement

sudah lebih dari 1 tahun sejak pandemi ini menyerang dunia dan menyebabkan seluruh kegiatan dilakukan secara daring. Mulai dari pelajar hingga pekerja, semuanya memerlukan teknologi. Salah satu aplikasi yang berperan besar pada masa pandemi ini adalah zoom, aplikasi yang menyediakan platform komunikasi pada video, audio, web, ruang konferensi dan dapat digunakan pada perangkat seluler maupun komputer.

Eric Yuan mengawali karirnya pada tahun 1997 dengan bergabung pada WebEx. Lalu webEx di akuisi oleh Cisco Sytem pada tahun 2007. Saat bekerja di Cisco System, ia sering kali mendengar bahwa pelanggannya tidak puas dengan solusi kolaborasi dengan WebEx. Hal ini membuat Eric mulai mengembangkan paltform sistem konferensi video untuk smartphone. Namun gagasan ini ditolak oleh manajemen Cisco dan Eric memilih untuk mendirikan perusahan sendiri, yaitu Zoom Video Communications. Zoom mencapai puncaknya pada saat masa pandemi ini, dimana terdapat hampir 300 juta pengguna aktif tiap harinya.

This article is from: