Beritasore,selasa 15 november 2016

Page 1

http://www.beritasore.com

HARGA ECERAN Rp 2.000,-

Berita Sore Semua Berita Layak Cetak

SELASA, 15 November 2016/15 Syafar 1438 H

No. 4560 tahun ke-18

Livescience.com

Ist

ROBOT Sub1 Reloaded memecahkan rekor bermain rubik.

STAFF Khusus Tim Komunikasi Presiden Jokowi, Sukardi Rinakit (kanan) berdiskusi dengan Ketua DPW PKNU Sumut Muhammad Ikhyar Velayati Harahap (tengah), di Jakarta, Rabu (9/11).

Robot Pecahkan Rekor Permainan Rubik Kurang Dari Sedetik

Sukardi Rinakit:

Keberatan PKNU Akan Disampaikan Ke Presiden

MENYELESAIKAN permainan rubik adalah prestasi mengesankan, tapi saat ini sebuah robot dapat melakukannya dalam waktu singkat, memecahkan teka-teki rubik 10 kali lebih cepat dari manusia yang memegang rekor dunia. Hanya dalam waktu kurang dari sedetik (0,637 detik), robot Sub1 Reloaded menyelesaikan permainan rubik. Catatan ini memecahkan rekor sebelumnya 0,887 detik yang dicapai oleh versi sebelumnya dari mesin yang sama dengan menggunakan prosesor yang berbeda. Perusahaan teknologi Jerman Infineon memecahkan rekor itu di pameran dagang Electronica di Munich pekan ini, sebagai cara untuk menyoroti teknologi mobil otonom mereka. Perusahaan ini menyediakan salah satu dari

MEDAN (Berita): Staff Khusus di Tim Komunikasi Presiden Jokowi, Sukardi Rinakit menyatakan akan menyampaikan keberatan PKNU menyangkut pemilihan Wagubsu yang sedang menjadi polemik di Sumatera Utar. “Tugas saya memang menyampaikan isu-isu teraktual dan memberi informasi, masukan sekaligus rekomendasi kepada presiden, termasuk penegakan hukum. Jadi saya berharap PKNU dapat memberikan kronologis serta data ▼ Lanjut ke hal 2 kol 7

Kapoldasu:

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

Waspadai Aksi Teror

Antara

net

FOSIL Tongtianlong limosus atau ‘naga berlumpur dalam perjalanan ke surga’ ditemukan di Provinsi Jiangxi, Cina selatan.

Spesies Baru Dinosaurus Ditemukan Di Cina Selatan KETIKA ditemukan, fosil tersebut dalam posisi paruh terangkat dan sayap terbentang di dalam lumpur, tempat dinosaurus itu mati sekitar 72 juta tahun lalu. Spesies dinosaurus ini diberi nama Tongtianlong limosus, atau ‘naga berlumpur dalam perjalanan ke surga’. Temuan tentang fosil ini diterbutkan di jurnal Nature Scientific Reports. “Fosil ini ditemukan di lokasi pembangunan oleh para pekerja ketika mereka menggunakan dinamit, jadi mereka hampir saja meledakkannya dari kawasan perbukitan,” kata ahli palaentologi dari Universitas Edinburgh, Dr Stephen Brusatte. “Kita hampir saja tidak mengetahui tentang dinosaurus ini.” Sebagian kecil dari fosil sebenarnya meledak, namun ▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

HUT BRIMOB SUMUT: Sejumlah personel Brigade Mobil (Brimob) melakukan simulasi menyelamatkan sandera pada perayaan HUT ke-71 Korps Brimob Polri, di Markas Brimob Polda Sumatera Utara, Medan, Senin (14/11). HUT tersebut mengambil tema”Semangat Kerja Nyata Untuk Mewujudkan Insan Brimob Polri Yang Profesional, Modern dan Terpercaya”.

net

Berlian Biru 8 Karat Dilelang Rp334 M JENEWA (Berita): Sebuah berlian biru langka akan dijual di pasar lelang, diperkirakan mencapai US$ 25 juta sekitar Rp 334 miliar (dengan kurs dolar 1$ sama dengan Rp 13.365). Berlian 8,01 karat berpotongan persegi ‘Sky Blue Diamond’ itu dilelang di Sotheby Magnificent Jewels dan Noble Jewels pada 16 November di Jenewa, Swiss. Batu perhiasan itu adalah salah satu berlian biru terbesar dari jenisnya yang pernah dijual di lelang. Meskipun hanya satu dari 345 item langka yang ditawarkan oleh Sotheby, berlian langka ini menjadi sorotan di katalog lelang. Menurut klasifikasi Gemological Institute of America (GIA), Sky Blue Diamond yang dimasukkan dalam cincin ▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

REPRODUKSI

Suara Terompah Bilal Oleh: Dedi Sahputra DI ANTARA lalu lalang ribuan orang di ujung bukit Safa, perempuan tua itu terduduk lesu. Belum lama berselang, dia bahkan tak dapat menahan bobot tubuhnya. Terbaring lesu, sorot matanya menunjukkan betapa kepenatan menderanya. Di dalam rombongan sa’i itu, seorang pria tua terhuyung. Dia harus dibantu kursi beroda untuk menuntaskan sisa putaran sa’i-nya. Mereka bukan cuma berdua, karena tidak sedikit yang bernasib sama. Beberapa lainnya merasakan penderitaan yang serupa; letih, mengantuk, bahkan sakit. Ibadah umrah seperti halnya haji memang begitu. Tidak cuma perlu biaya besar, tapi juga fisik yang memadai. Maka bagi siapa saja yang mengerjakannya, keletihan adalah taruhannya. *** Jarum jam besar di dekat Baitullah menunjukkan angka 4 Shubuh. Angin dingin menyapu wajah yang masih basah air wudhu. Makkah memang masih musim dingin. Di ujung gerbang masuk Masjidilharam, beberapa pedagang menggelar pernik buah tangan. Di kiri-kanan jalan dekat masjid, toko-toko pedagang juga sudah buka. Di dalam masjid, jamaah sudah padat. Semuanya berlomba menunaikan shalat, berdoa, dan berzikir. Jamaah baru beranjak ketika waktu shalat Shubuh ▼ Lanjut ke hal 2 kol 3

▼ Lanjut ke hal 2 kol 7

Ahok Siap Jadi Tersangka JAKARTA (Berita): Gubernur DKI Jakarta nonaktif, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok menyatakan siap menjadi tersangka kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan terkait ucapannya menyinggung Surah Al Maidah ayat 51. “Saya percaya kepolisian itu pasti profesional jadi apapun putusan yang dilakukan polisi saya pasti ikut. Termasuk kalau dijadikan tersangka pun, saya percaya polisi memutuskan yang baik, ini pasti secara profesional jadi saya

akan terima,” kata Ahok, di Rumah Pemenangan Lembang, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (14/11). Ahok hanya berharap kasus yang menyeret dirinya segera selesai. Jika menjadi tersangka, dia hanya ingin

sesegera mungkin dilimpahkan ke pengadilan. “Supaya waktu di pengadilan semua bisa live, bisa melihat, dan saya percaya, saya tidak bersalah,” jelasnya. Kasus ini terus didalami pihak kepolisian dengan meminta keterangan dari sejumlah pihak tak terkecuali Ahok. Setelah pemeriksaan rampung, polisi segera melakukan gelar perkara secara terbuka tapi tidak seluruhnya. Apa

pun hasil gelar perkara nantinya, Ahok mengaku siap menjadi tersangka jika kepolisian memutuskan demikian. Sepakat Tidak Hadir Ketua Komisi III Bambang Soesatyo, memberikan apresiasi kepada Kapolri yang telah mengundang resmi komisi III, untuk ikut terlibat dalam gelar perkara kasus dugaan penistaan agama oleh Basuki Tjahaya Purnama. ▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

5 Ditangkap Terkait Bom Samarinda

BERLIAN 8,01 karat berpotongan persegi ‘Sky Blue Diamond’ yang akan dilelang di Sotheby Magnificent Jewels dan Noble Jewels pada 16 November di Jenewa.

MEDAN (Berita): Kapolda Sumatera Utara (Sumut), Irjen Pol Rycko Amelza Dahniel memerintahkan kepada seluruh anggota untuk mewaspadai aksi teror menyusul pelemparan bom molotov kepada jemaat Gereja Oikumene HKBP, di Jalan Cipto Mangunkusumo, Kelurahan Sengkotek, Kecamatan Loa Janan Ilir, Samarinda, Kalimantan Timur (Kaltim) pada Minggu 13 November 2016 pagi. “Berkaitan dengan adanya peristiwa pelemparan bom kepada jemaat gereja di Kaltim, Kapolda Sumut sudah memerintahkan kepada para pejabat utama, Kapolrestabes

DEPOK (Berita): Polisi terus menelusuri jaringan pelempar bom di depan Gereja Oikumene, Jalan Cipto Mangunkusumo Nomor 32 RT 03 Kelurahan Sengkotek Kecamatan Loa Janan Ilir, Samarinda Seberang, Kalimantan Timur. Lima orang ditangkap terkait pasca peristiwa yang menewaskan seorang balita 2,5 tahun, Intan Marbun. “Lima orang lagi sudah ditangkap dan sedang dikembangkan,” kata Kapolri Jenderal Tito Karnavian di Mako Brimob, Kelapa Dua, Depok, Jawa Barat, Senin (14/11). Bomber yang diketahui bernama Juhanda, kata Tito, bukanlah pemain baru dalam dunia terorisme. Pada 2011 dia pernah ditangkap dan disidangkan atas kasus bom Puspitek, Serpong, Tangerang. Ju, panggilan Juhanda, juga terlibat jaringan bom buku. “Pelaku lama kasus bom di Serpong dan bom buku. Ada kaitan dengan kelompok Pepi Fernando, dan dia sekarang bergabung dengan JAD (Jamaah Ansharud Daulah),” kata Tito. “Masyarakat saya minta untuk tenang. Karena ini palaku-pelaku lama dan kita sudah ketahui jaringannya,” ujar Tito. Disinggung mengenai ▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

Klik beritasore.com dan e-paper harianberitasore

JAKARTA (Berita): Ketua Umum FPI Habib Rizieq Syihab menilai, langkah penyidik Bareskrim Polri akan mendatangkan saksi ahli langsung dari Mesir untuk memberikan keterangan terkait kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan oleh Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) sebagai bagian dari adu domba ulama. “Jangan hina ulama Indonesia. Setop Adu domba ulama ..!!!” ujarnya lewat kicauan di Twitter sambil mengunggah foto ulama Al-Azhar, Syekh Amr Wardani dan pernyataan FPI. FPI yang bagian dari GNPF MUI menyesalkan sikap Pemerintah Indonesia dengan mendatangkan Syeikh Musthofa Amr Wardhani, salah seorang petingggi Darul Iftaa Mesir untuk menjadi saksi agama dalam kasus Ahok yang ditengarai untuk diarahkan agar menafsirkan al-Maidah 51 sesuai Fatwa Darul Iftaa Mesir yang membolehkan non-Muslim untuk memimpin Kaum Muslimin tersebut. Kapolri Jenderal Tito Karnavian mengatakan, saksi ▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

Dimana Dia Sekarang...?

Sarah Azhari

Antara

BULAN IMUNISASI ANAK SEKOLAH DI ACEH: Siswa menjalani suntik imunisasi Tetanus saat pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) di SDN-1 Lhokseumawe, Provinsi Aceh, Senin (14/11). Penyuntikan imunisasi TD (Tetanus Toxoid) dan DT (Difteri Tetanus) tersebut realisasi program BIAS dengan tujuan memberikan kekebalan terhadap siswa dari penyakit campak, difteri dan tetanus yang disebabkan oleh virus sekaligus meningkatkan kesehatan siswa sekolah di seluruh Indonesia.

Jutaan Buruh KSPI Akan Turun Ke Jalan Pada 25/11 JAKARTA (Berita): Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) akan mengerahkan massanya ?dalam rencana demonstrasi yang dilakukan pada 25 November 2016 di Istana Negara. Presiden KSPI Said Iqbal mengatakan, pihaknya akan menerjunkan sekira 1,7 juta

anggota untuk melakukan mogok nasional di seluruh Indonesia. Selain itu, buruh juga akan turun bersama massa Gerakan Nasional Pengawal Fatwa-MUI (GNPF-MUI) untuk meminta negara tidak melindungi kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan gubernur nonaktif DKI

Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). “Ini bukan karena persoalan agama. Tapi, KSPI menganggap Ahok merupakan simbol dari pemilik modal sehingga supremasi hukum selalu diabaikan ketika Pusat, Senin (14/11). ▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

Setiap Hari, Fatih Seferagic Baca Alquran 13-14 Jam SEBAGAI umat Muslim yang mencintai kitab suci Alquran, berapa lama Anda setiap hari membaca Alquran? Mari kita belajar dari semangat pemuda kelahiran Bosnia yang kini menetap di Texas, Amerika Serikat, Fatih Seeragic. Pemuda tampan yang hari-hari ini tengah berada di Indonesia, mengadakan silaturahim bersama umat Muslim Indonesia di 10 kota, setiap harinya, Fatih Seferagic tak kurang dari 13 jam hingga 14 jam membaca Alquran. ‘’Alhamdulillah, saya selalu membaca Alquran 13 jam hingga 14 jam setiap hari,’’ ungkap Fatih Seferagic ketika bersilaturahim dengan ratusan santri Pesantren Al

FPI: Stop Adu Domba Ulama

Antara

HAFIDZ Qur’an dari Amerika Serikat Fatih Seferagic (kanan) memberikan pemaparan saat talkshow Heaven on Earth Indonesia Tour di Majelis Al-Ihya, jalan Batu Tapak, Pasir Kuda, Kota Bogor, Jawa Barat, Minggu (13/11).

Ihyaa Ciomas, Bogor, Jawa Barat,Minggu kemarin. Fatih Seferagic yang mengaku mulai mendalami dan menghafal Alquran di usia sembilan tahun dan hafal total, 30 juz Alquran di usia 12 tahun, mengaku sangat menikmati ketika belajar menghafal Alquran. ‘’Seperti kalian yang saat ini tengah berada di masjid, saya juga menghafal Alquran di lingkungan masjid di Texas,’’ papar Fatih. Selain mengunjungi Pesantren Al Ihyaa Bogor, Fatih juga mengunjungi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Masjid Agung Bandung, Komunitas ODOJ di Bekasi serta

MASIH ingatkah Anda pada sosok Sarah Azhari? Pada tahun 1990-an hingga awal tahun 2000-an, dia terkenal sebagai ‘bom seks’ serta artis ‘panas’ Indonesia. Foto, video atau film berisi adegan ‘panas’ dirinya berseliweran, termasuk di dunia maya. Pada tahun 1997, saat dia ganti pakaian bersama dengan Shanty, Femmy Permatasari, dan Rachel Maryam, diamdiam direkam oleh oknum rumah produksi. Video rekaman pun viral pada awal tahun 2000an. Pada tahun 2008, foto-foto bugilnya bersama dengan adiknya, Rahma Azhari beredar melalui dunia maya. Di mana dia sekarang? Kini, dia sepertinya menghilang dan tak lagi menjadi ‘bom seks’. Sarah kini memang ‘menghilang’ dari Indonesia. Sejak enam tahun lalu, adik dari artis Ayu Azhari dan Ibra Azhari ini migrasi ke Los Angeles, Amerika Serikat. (tb)

Ah Masak Ya....?

Anggap Reinkarnasi Pacar, Ular Kobra Dinikahi SEORANG pria di Thailand menikahi seekor ular kobra karena dia meyakini hewan buas itu adalah reinkarnasi pacarnya. Menurut dia ular itu mengingatkan dirinya akan pacarnya. Setelah menikah, dia dan ularnya yang sepanjang tiga meDaily Mail ter itu menghabiskan PRIA dan ular kobra yang waktu sehari-hari bersama. Dari mulai main dinikahinya sedang menonton game sampai pergi ke TV bersama. pusat kebugaran. Dikatakan, dia kehilangan pacarnya lima tahun lalu. ▼ Lanjut ke hal 2 kol 7

Sambar Gledek - Dag...dig...dug - He... he... he....

▼ Lanjut ke hal 2 kol 1

Untuk Pemasangan Iklan Hubungi: 061-4150858 Contact Person Ibu Murniaty 0812 650 7884


Berita Sore

2 Ahok Siap .... “Namun, tanpa mengurangi rasa hormat kami, komisi III sepakat tidak hadir untuk menjaga independensi Polri sebagai institusi sebagaimana diamanatkan undang -undang,’’ kata Bambang, dalam ketengan persnya, Senin (14/11). Komisi III menyadari, sebagai lembaga politik, DPR dalam hal ini tidak bisa lepas dari berbagai kepentingan partai politik yang ada di dalamnya. Sehingga, mereka berpandangan, pengawasan yang dilakukan mengacu pada tata tertib dewan dan UU MD3. ‘’Kami juga menyadari posisi Kapolri yang sangat dilematis dan berharap Kapolri tetap berdiri tegak lurus, pada upaya penegakan hukum berdasarkan UU yang berlaku tanpa gentar pada tekanan publik maupun tekanan pihak2 tertentu,’’ ujarnya Sebelumnya, saat berinteraksi dengan warga di Rumah Lembang, Ahok sempat ditanya warga soal kelanjutan perkara dugaan penistaan agama. “Mau menyatakan, supaya negara ini, tidak ada bargaining politik. Negara harus membantu, bahkan melindungi warganya,” kata Niman (48) warga Cipinang. Dia mengharapkan, proses hukum yang berjalan jangan sampai ada yang dikorbankan. Sehingga masyarakat bisa menerima apapun keputusan kepolisian, Ahok tersangka atau tidak. Menanggapi dukungan itu, Ahok mengucapkan terima kasih. Seraya tersenyum, Ahok bergurau, semoga dirinya tak menghuni LP Cipinang sehingga menjadi tetangga Niman. “Kita berdoa agar saya jangan jadi tetangga bapak hehe,” tutup Ahok. (mdk/rol)

FPI: Stop .... ahli tersebut berkaitan dengan permintaan dari Ahok. Sehingga pihaknya juga mengaku tidak mempermasalahkan hal tersebut. FPI mengaku bisa mendatangkan saksi ahli agama dari berbagai negara Islam jika mau. Akan tetapi GNPF MUI ingin menjadikan ulama-ulama Indonesia sebagai saksi ahli agama dalam kasus ini. (rol)

Jutaan Buruh .... Ia melanjutkan, Ahok merupakan “Gubernur Upah Murah” yang selama ini melindungi para pemilik modal yang menyengsarakan kehidupan buruh di Ibu Kota. Oleh karena itu, KSPI bersama umat Islam menyampaikan aspirasinya kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi). “Kami akan mogok nasional karena buruh melakukan gerakan melawan hukum yang dimain-mainkan. Ahok itu ‘Gubernur Upah Murah’. Ini adalah arogansi kekuasaan yang melindungi total para pemilik modal. Seluruh anggota buruh yang ada di Jabodetabek akan demo ke Istana,” tegas Said. Ia menambahkan, upah buruh di Jakarta masih di bawah dari upah buruh yang ada di Karawang dan Bekasi. Hal itu dikarenakan mantan Bupati Belitung Timur ini selalu pasang badan dan melindungi para pemilik modal DKI dalam memberikan gaji kepada para karyawannya melalui PP 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan. “Kami akan mogok nasional mulai 25 November hingga 2 Desember. Kami akan terus melawan kebijakan penggusuran dan reklamasi yang dilakukan Ahok karena itu bentuk penindasan terhadap rakyat kecil dan merupakan simbol dari penguasa terhadap melindungi pemilik modal,” lanjut Said. “Simbol pemilik modal ada di Ahok, supremasi hukum selalu diabaikan, dan dia (Ahok) itu penista agama. Jika terus dibiarkan, ini sangat berbahaya,” pungkasnya. (ok)

5 Ditangkap .... target, Tito mengatakan bomber Samarinda ini berusaha untuk menimbulkan kekacauan di tengah masyarakat. “Ya biasa, selalu berusaha menimbulkan kekacauan. Itu saja,” kata Tito. Ledakan terjadi Minggu 13 November 2016, sekitar pukul 10.00 Wita. Saat itu jemaah yang selesai ibadah sedang keluar menuju parkiran. Tiba-tiba, sambung dia, datang orang yang tidak dikenal melemparkan bom molotov ke halaman parkir gereja. Pelempar bom kemudian melarikan diri dan melompat ke Sungai Mahakam. Warga melihat kejadian tersebut dan berusaha mengejarnya. Namun akhirnya pelarian bomber tersebut berhenti setelah warga menangkapnya. (lip6)

Setiap Hari, .... sejumlah kampus di Jawa Tengah dan Jawa Timur. Di hadapan ratusan santri Pesantren Al Ihyaa, Fatih Seferagic yang kemarin mengenakan gamis warna putih mengaku belajar membaca dan menghafal Alquran dari orang tuanya yang senantiasa membaca Alquran di rumah. ‘’Kalau kemudian saya mampu membaca tilawah Alquran dalam beberapa bacaan, karena sering mengikuti bacaan Alquran para qari. Yang penting untuk bisa membaca dan menghafal Alquran dengan baik, kita harus konsisten,’’ ungkap Fatih Seferagic menjelaskan tipsnya menghafal Alquran.(rol)

Robot Pecahkan .... microchip robot Sub1 Reloaded. “Butuh daya komputasi yang luar biasa untuk memecahkan teka-teki yang sangat kompleks dengan mesin,” kata Infineon dalam sebuah pernyataan sebagaimana dikutip Livescience akhir pekan ini. “Dalam kasus Sub1 Reloaded, kekuatan untuk mengendalikan motor dipasok oleh mikrokontroler dari keluarga AURIX Infineon, mirip dengan yang digunakan dalam sistem bantuan pengendara,” tambah Infineon. Infineon mengatakan terdapat lebih dari 43 triliun kombinasi kotak berwarna rubik. Jumlah itu akan menutupi bumi dalam 275 lapisan. Upaya memecahkan rekor dimulai dengan menekan sebuah tombol. Sensor kamera pada mesin membuka tirainya, dan komputer kemudian bisa mendeteksi bagaiman kubus diatur. Chip komputasi atau “otak” dari mesin kemudian menentukan solusi tercepat. Perintah untuk mengeksekusi solusi dikirim ke enam lengannya. (tem)

Spesies Baru .... dengan mempertimbangkan kondisi penemuannya maka temuan fosil ini dianggap utuh. “Ukurannya sekitar seekor domba, dan merupakan bagian dari dinosaurus seperti burung bersayap yang disebut oviraptorosaurus,” tambah Dr Brusatte. “Intinya mereka merupakan kelompok dinosaurus terakhir yang berkembang sebelum dihantam asteroid.” Fosil ini ditemukan di pegunungan di Provinsi Jiangxi, Cina selatan. Para peneliti dari Cina dan Inggris mengatakan fosil ini spesial karena bisa memberi pengetahuan tentang transisi evolusioner dari dinosaurus ke burung. “Burung modern berasal dari dinosaurus,” kata Dr Brusatte, “dan dinosaurus seperti Tongtianlong yang memberi kita gambaran tentang seperti apa wujud nenek moyang burung modern.” (bbc)

Berlian Biru .... Cartier ini masuk dalam katogori Fancy Vivid Blue dari warna alami dengan VVS1 - atau hampir sempurna. Dalam menggambarkan berlian, GIA menggunakan kategori ‘Fancy’ dan ‘Vivid’ sebagai kata sifat. Terminologi sebenarnya yang digunakan oleh para ahli berlian untuk menentukan nilai dari batu langka. “Fancy Vivid Blue sangat spesial, menggambarkan kasta warna tertinggi untuk berlian ini,” kata ahli berlian Tobias Kormind kepada CNN, Senin (14/11). Apa yang membuat Sky Blue Diamond sangat menarik bukan hanya ‘kastanya’, tetapi juga warnanya. “Biru adalah warna kepercayaan, kejujuran, kesetiaan, keandalan dan tanggung jawab. Warna idealis ini menginspirasi cita-cita yang lebih tinggi, dan membangkitkan kedamaian dan ketenangan,” kata Sotheby di catatan katalog terkait batu perhiasan tersebut. Berlian biru itu langka. Meski harga untuk permata berwarna lainnya juga meningkat akhir-akhir, tapi permintaan jenis biru itu melonjak dalam beberapa tahun terakhir. Saat ini berlian biru termahal masih dipegang ‘The Oppenheimer Blue’. (lip6)

Jumat 11 November 2016

MUI: Hasil Gelar Perkara Kasus Ahok Jangan Timbulkan Kegaduhan Baru JAKARTA (Berita): Wakil Ketua Komisi Hukum dan Perundang-undangan MUI Ikhsan Abdullah mengatakan hikmah dari kasus Ahok dan aksi damai yakni pemerintah dan Polri harus tunduk pada supremasi hukum sebagai konsekuensi Indonesia adalah negara hukum (rechstaat) dan bukan negara kekuasaan (maachstaat). Polri harus mempertimbangkan aspek yuridis sosiologis kebinekaan dan persatuan bangsa dalam menetapkan kasus Ahok setelah dilakukan gelar perkara. “Produk yang dihasilkan pascagelar perkara jangan malah menimbulkan kegaduhan baru di masyarakat yang dapat mengganggu stabilitas

keamanan dan menciptakan kondisi yang disharmonis,” kata Ikhsan, Minggu (13/11) malam. Polri harus menciptakan stabilitas keamanan masyarakat dan merawat semangat kebinekaan. Dia menyebut penistaan agama tidak diatur di dalam KUHP karena pasal 165 KUHP hanya mengatur

mengenai ketertiban umum. Unsur mengenai melanggar ketertiban umum dan berakibat menimbulkan kegaduhan akibat pernyataan Ahok sudah sangat jelas terpenuhi. Penistaan agama dalam berbagai kasus telah diputus dengan menggunakan acuan pendapat keagamaan atau fatwa MUI. Dalam berbagai kasus yang telah diputus pengadilan dan telah berkekuatan hukum tetap (inkraht), pendapat atau fatwa MUI yang selalu dipergunakan untuk acuan melakukan penyidikan oleh Polri. Fatwa MUi juga digunakan dalam penuntutan oleh jaksa, dan memutuskan perkara di pengadilan oleh ha-

Polisi Undang 20 Ahli JAKARTA (Berita): Kadiv Humas Polri Irjen Boy Rafli Amar mengatakan bahwa pelaksanaan gelar perkara terbuka kasus dugaan penistaan agama yang dilakukan gubernur nonaktif DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), dilaksanakan Hari ini, Selasa(15/11) pada pukul 09.00 WIB di Rupatama Mabes Polri. Boy mengungkapkan, dalam gelar perkara terbuka kasus Ahok ini, pihaknya bakal menghadirkan 20 saksi ahli. Termasuk dari pihak internal Polri maupun eksternal selaku pengawas kasus ini. “Kemudian sejumlah saksi ahli sekira 20 didaftarkan sebagai undangan untuk hadir. Dari unsur internal Divisi Propam, Irwasum, Biro Wasidik, dan penyidik yang menangani. Dari eksternal Kompolnas, Ombudsman, dan Komisi III DPR untuk jadi pengawas,” kata Boy di Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Jakarta Selatan, Senin (14/11). Boy sedikit menerangkan mengenai mekanisme gelar perkara terbuka kasus Ahok ini. Ia menjelaskan, gelar perkara ini akan dipimpin langsung oleh Kabareskrim Komjen Ari Dono Sukmanto. Setelah itu, dipaparkan hasil penyelidikan selama beberapa bulan ini. “Nanti tim akan paparkan apa yang diketahui berdasarkan aduan masyarakat. Kemudian masyarakat yang

melaporkan juga diberi kesempatan untuk beri penjelasan yang dituangkan dalam LP,” jelasnya. Lalu, lanjut Boy, para ahli yang hadir diberi kesempatan memberikan penjelasan sesuai perspektif masing-masing, baik di bidang agama, pidana, maupun bahasa. Mereka yang diundang sebagaian besar sudah memberikan ke-

terangan dalam penyelidikan. “Penyidik akan jadikan hasil gelar perkara untuk merumuskan keputusan kesimpulan dalam penyelidikan apakah LP yang diterima penyidik, ada 11, layak dinaikkan statusnya jadi penyidikan. Paling cepat Rabu, paling lambat Kamis,” tandasnya. (ok)

kim. Misalnya, kasus penistaan yang dilakukan Arswendo, Lia Eden, Muzadek, Ghafatar, Tajul Muluk, Ahmadiyah, dan Alkiyadah. Ikhsan menyebut terminologi penistaan agama ini adalah kompetensi MUI, bukan wilayah tafsir lembaga lain. Penyidik Polri harus mengikuti pendapat dan sikap keagamaan MUI yang telah menyatakan bahwa Ahok telah melakukan penistaan terhadap Alquran dan ulama. “Penyidik tidak boleh menarik-narik ahli dan lembaga lain untuk ikut memberikan makna dan penafsiran, apalagi mendelegitimasi pendapat dan sikap keagamaan MUI tersebut karena itu hanya akan membangkitkan kemarahan umat,” kata dia. Keputusan hasil gelar sangat ditunggu publik dan jangan sampai keputusan tersebut menimbulkan kegaduhan baru di masyarakat dan menciptakan instabilitas sosial. “Karena apabila publik telah kehilangan kepercayaan (distrust) maka Dewi Keadilan itu hukum besi, Soeharto pun yang jauh lebih kuat tumbang oleh people power karena rakyat melihat dan merasakan adanya ketidakadilan,” ujar Ikhsan. (rol)

Bupati Hadiri Pengajian Akbar SUNGGAL (Berita): Bupati Deli Serdang H.Ashari Tambunan berserta ketua Pengerak PKK Kabupaten Deli Serdang Ny.Yusnita Ashari Tambunan beserta rombongan mengadiri pengajian Akbar tingkat Kabupaten Deli Serdang, Sabtu (12/ 11) pekan lalu. Acara Pengajian akbar yang dilaksanakan di lapangan Bola Kaki Sei Semayang Jalan Perintis kemerdekaan Desa Sei Semayang kecamatan Sunggal Kab.Deli Serdang diawali pembacaan ayat suci Al’Quran. Serta Tausiyah oleh al’Ustad Aulia Safri Sitorus Bupati dalam sambutannya mengucapkan terimakasih kepada Prof.DR.Abdul Rauf yang mana telah banyak memberikan sumbangsihnya kepada Kab.Deli Serdang. Di katakannya dengan dilaksanakannya pengajian akbar ini,adalah untuk sarana lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT, serta membentuk hubungan Ukhuwah Islamiyah antara satu dengan yang lainnya. Hadir Ketua penggerak PKK Kab.Deli Serdang Ny.Yusnita Ashari Tambunan. Anggota Dewan H.Jasa Wardani Ginting. SE.Zul Ambri. ST. Asisten I .H.Safrullah. Kepala SKPD,camat kabupaten Deli Serdang serta para ibu pengajian. Usai acara bupati memberikan bantuan kepada anak yatim, bibit tanaman, menyerahkan kunci bedah rumah serta meresmikan Masjid Al Mutaqin di Desa Fujimulio. (ml)

Sopir Serap Bawa Kabur Mobil Majikan

Antara

TILAWAH AKBAR OLIMPIADE PECINTA ALQURAN: (Dari kanan ke kiri) Ulama asal Australia Syaikh Muhammad Ali Abdullah, Ulama asal Suriah Syaikh Muhammad Khotib, Ulama asal Sudan Syaikh Muhammad Thoyyib, Ulama asal Amerika Syaikh Abdurrahim dan Fatih Sefetagic memimpim membaca Alquran saat Tilawah Akbar pada puncak acara Olimpiade Pecinta Alquran di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (13/11). Acara Tilawah Akbar yang dikuti ribuan umat muslim tersebut merupakan rangkaian kegiatan Olimpiade Pecinta Alquran yang berskala Internasional sebagai upaya mengembangkan persaudaraan dan budaya cinta Alquran.

FPI Serahkan Bukti Ke Bareskrim JAKARTA (Berita):Ormas Front Pembela Islam (FPI) datangi Bareskrim Polri di Gedung Mina Bahari, Jakarta Pusat, Senin(14/11). Kedatangan FPI sebagai salah satu pihak pelapor terkait penyelidikan kasus dugaan penistaan agama yang menyeret Gubernur DKI Jakarta Non Aktif Basuki Tjahaja Pur-

nama ( Ahok). Sekjen Dewan Syuro DPD FPI Jakarta Habib Novel Bamukmin menjelaskan, kedatangannya di Bareskrim yang didampingi oleh tim pengacara yang tergabung dalam Advokat Cinta Tanah Air (ACTA) adalah untuk menyerahkan bukti yurisprudensi yang dibutuhkan terkait

BNN Periksa Urine Pegawai KPK

Komisi IX Dorong Kemenkes Optimalkan Anggaran Kesehatan Di APBN 2017

JAKARTA (Berita): Badan Narkotika Nasional (BNN) melakukan tes urine kepada seluruh pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), termasuk para pemimpinnya. Ketua KPK, Agus Rahardjo, mengatakan tes urine oleh BNN ini untuk menjaga komitmen KPK dalam mencegah penyalahgunaan narkoba. “Jadi ini yang diperiksa semua ya, random. Jadi untuk membuktikan bahwa yang di KPK tidak ada yang gunakan narkoba,” kata Agus Rahardjo di Gedung KPK, Jakarta, Senin (14/11). Dia mengatakan, KPK tak main-main jika memang ada pegawainya yang positif menggunakan narkoba. KPK akan menjatuhkan sanksi berat kepada pegawai tersebut. Mantan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) itu menambahkan, tes urine ini akan rutin dilakukan bersama BNN. (lip6)

Berita Sore/Muslim Lubis

BUPATI didampingi anggota Dewan H. Jasa Wardani saat menandatangani prasasti.

JAKARTA (Berita): Anggota Komisi IX DPR RI Ahmad Zainuddin mendorong Kementerian Kesehatan untuk mengoptimalkan anggaran kesehatan dalam APBN 2017 untuk peningkatan kualitas sumber daya manusia Indonesia. “Saat ini kualitas sumber daya manusia sudah cukup membaik yang dibuktikan dengan meningkatnya Indeks Pembangunan Manusia (IPM) tiap tahun. Namun, angka perokok aktif di Indonesia masih sangat besar,” jelas Zainuddin dalam Sosialisasi Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (Germas) di Kantor Suku Dinas Kesehatan Jakarta Timur, Jatinegara, Selasa (8/11) kemarin. Zainuddin mengatakan, anggaran kesehatan menjadi alokasi terbesar kelima di APBN 2017. Jumlahnya mencapai Rp 104 triliun, atau 5 persen dari APBN. “Angka ini cukup besar.

REPRODUKSI .... usai. Jutaan orang keluar dari masjid dalam waktu bersamaan. Kepadatan di pintu keluar tak terhindari, bukan cuma karena jamaah, tapi karena pedagang kaki lima yang menggelar lapak di tengah jalan. Kalau ekonomi tanpa ibadah akan kehilangan substansi, maka ibadah tanpa ekonomi itu lupa. Rukun ibadah memang selalu diikuti rukun ekonomi. Tapi rukun ekonomi tak selalu menyertakan ibadah di dalamnya. Itu karena maqam ibadah adalah inti, sedangkan maqam ekonomi itu follower. Kalau saat mendaki Jabal Rahmah atau melangkah di Padang Arafah sebagai miniatur Padang Masyar, engkau masih bisa foto-foto untuk up-date status. Tapi di Padang Masyar nanti cuma substansi ibadah yang ikut, segala orientasi ekonomi akan tertinggal di belakang. *** Kalau berumrah dengan tawaf di Baitullah, sa’i di ruang

dengan gelar perkara kasus Ahok esok hari, Selasa (15/11). “Siang nanti serahkan yurisprudensi ke Bareskrim Mabes Polri yang di KKP. Jadi kita akan bawa berkas-berkas berhubungan dengan yurisprudensi itu nanti siang untuk kelengkapan gelar perkara besok,” kata Habib Novel saat dihubungi melalui telepon (14/

Saya berharap pemerintah benar-benar dapat mengoptimalkan anggaran ini, supaya kualitas kesehatan masyarakat meningkat,” ujar Legislator PKS dari Daerah Pemilihan Jakarta Timur ini. Zainuddin mendorong optimalisasi anggaran kesehatan ini sebab, peningkatan IPM Indonesia tiap tahun tersebut tidak diimbangi dengan perkembangan kualitas kesehatan masyarakat Indonesia. Hal itu dapat dicontohkan dengan angka perokok aktif di Indonesia yang masih sangat tinggi. Dipaparkannya, data dari The Tobacco Atlas pada tahun 2015, menyebutkan Indonesia meraih peringkat satu dunia untuk jumlah pria perokok di atas usia 15 tahun. Data tersebut menunjukkan, sekitar 66 persen pria di Indonesia menjadi perokok aktif. Sementara Rusia 60 % dan China 53 %. Di Asia Tenggara, Filipina (48

11). Dia menambahkan, setidaknya sudah terdapat sebelas laporan diajukan oleh para pelapor yang berasal dari Jakarta maupun wilayah lainnya. “Kalau sebelumnya sudah klarifikasi. Ini kan masih tingkat penyelidikan,” ujarnya. (mdk)

%), Vietnam (47 %), Thailand (46 %), dan Malaysia (44 %). “Pemerintah harus tegas, memperketat kebijakan tentang rokok. Rokok ini sumber berbagai penyakit,” cetus Zainuddin. Oleh karena itu, Zainuddin mengajak masyarakat untuk mulai melakukan gaya hidup sehat. Di lain sisi, Zainuddin mendorong agar Germas mendapat dukungan luas dari berbagai kalangan. Caranya adalah menyediakan ruang kampanye yang luas dan kebijakan infrastruktur pelayanan yang mendukung program tersebut. “Misalnya, pemerintah harus menyediakan transportasi publik yang baik dan sehat, perbanyak fasilitas olah raga, perbanyak ruang tanpa rokok, perbanyak ruang terbuka hijau, hingga kebijakan pengetatan rokok. Pemerintah harus jadi teladan gaya hidup sehat,” pungkas Zainuddin. (rel/lin)

sejuk saja sudah begitu membuat penat, tak terbayangkan bagaimana dulu Rasul dan Sahabat. Ada matahari terik, air yang sangat terbatas, belum ada AC, kaca mata hitam anti matahari, mobil, apalagi pesawat. Maka derita itu sudah pasti jauh berlipat-lipat. Tapi selalu ada golongan orang yang sukarela bahkan berbahagia untuk penderitaan itu. Bilal bin Rabbah salah satunya. Pria berkulit hitam ini bahkan merelakan tubuhnya disiksa, dia dijepit batu di tengah terik matahari. Sakitnya bukan kepalang, tapi bahagianya alang kepalang. Dia bahagia karena penderitaan fisik yang dialaminya untuk tujuan akidahnya. Maka derita Bilal tidak saja bergema melintasi abad. Tapi suara terompah yang biasa dikenakannya juga bergaung sampai ke Arasy. Rasul mendengar suara terompahnya di Surga. Suara terompah itu memberitahu kita; surga jangan diharapkan sambil berleha-leha. (Vol.478, 3/1/2014)

MEDAN (Berita): Heny (40) warga Jalan Rahmadsyah Gg Pelita Kec. Medan Area ini yang berniat pergi sembahyang ke rumah orang tuanya. Namun Nahas, mobil Kijang Kapsul warna silver BK 1096 FS miliknya dibawa kabur sopirnya saat berada di Jalan Pasundan Kel.Sei Putih Timur 2 . No.61, Kec. Medan Petisah, Senin (14/11) siang. Akibat kejadian itu, korban menderita kerugian puluhan juta rupiah. Selanjutnya atas kejadian itu korban bersama adik iparnya mendatangi Polsek Medan Baru guna melapor Polisi . Peristiwa berawal saat itu Minggu (6/11) sekitar Pukul 12.30 Wib. korban bersama dengan supirnya yang bernama Reza (30) warga Jalan Perjuangan Medan tiba di Jln Pasundan Gg Bersama.Korban langsung kerumah orang tuanya, sedangkan pelaku (Reza) masih di mobil menunggu. Setelah beberapa saat pelaku (Reza) mendatangi Heny untuk permisi membeli Nasi ke ujung gang yang tidak jauh dari tempat mobil tersebut. Selanjutnya pelaku mendatangi Heny dengan maksud memberi tahukan kalau mobilnya telah hilang. Mengetahui hal tersebut, korban melalui Kamera CCTV mengetahui salah seorang lelaki yang tidak di kenal memakai Topi dengan menggunakan Kunci palsu telah melarikan Mobil Kijang LGX Silver Metalik BK 1096 FS milik korban. Petugas yang menerima laporan dari korban langsung melakukan olah TKP di tempat kejadian dan mengamankan Reza Fahlevi alas Reza (31) warga jln Sei Mencirim Koplek PT.Ira Desa Medan Krio. Dari tangan tersangka diamankan Mobil Toyota Kijang, satu HP, satu Unit Sepeda Motor Honda Supra dan sejumlah bukti lainnya. (ml)

Keberatan PKNU .... menyangkut pemilihan wagubsu yang sedang menjadi polemik di Sumatera Utara,” katanya kepada Ketua PKNU Sumut, Ikhyar Velayati Harahap, di Jakarta Rabu kemarin. Dalam pertemuan tersebut Ikhyar juga memberikan data dan kronologis berupa UU NO 10 176 beserta penjelasan pasal, photo copy surat Dirjen OTDA no 122.12/5718/OTDA, Surat KPU no 81/KPU-Prov-002/VIII/2016 perihal Partai Pengusung Gubernur/Wakil Gubernur dalam pemilihan tahun 2013, Surat Gubernur Sumatera Utara no 122/8020 mengenai usulan nama nama calon wakil gubernur Sumut ke DPRD Sumut. Tambahan data juga di berikan yaitu materi copy gugatan PKNU kepada Dirjen Otda no 162/DZ-PKNU/G.PTUN/IX/ 2016 dan materi copy surat penetapan no 219/G/2016/PTUNJKT perihal mengabulkan permohonan penundaan peggugat (PKNU) dan memerintahkan tergugat (Mendagri) untuk menunda pelaksanaan keputusan surat no 122.12/5718/)TDA 2016 perihal mekanisme Pengisian Jabatan Wakil Gubernur Sumatera Utara sampai ada Putusan Pengadilan dalam perkara ini yang berkekuatan hukum tetap. “Sukardi juga berjanji akan memberikan materi dan kronologis pemilihan Wagubsu tersebut kepada Mendagri dan Mensegneg. Bahkan jika ada waktu akan saya sampaikan kepada Presiden, tetapi perlu di ketahui bahwa sekarang pemerintah sedang fokus paska aksi 4 November 2016 kemarin.” Kata Ikhyar. Agenda pertemuan dengan Sukardi Rinakit merupakan safari politik dan hukum dari PKNU Sumut untuk mensosialisasikan sekaligus mengawal proses pemilihan Wagubsu yang dinilai bertentangan dengan Undang undang dan perintah pengadilan. Surat kepada presiden yang disampaikan PKNU adalah agar Presiden tidak menerbitkan SK serta memerintahkan kepada DPRD Sumut untuk melakukan pemiihan ulang yang sesuai dengan Undang undang yang berlaku. (dd)

Waspadai Aksi .... dan para Kapolres sejajaran Polda Sumut untuk mewaspadai, mengantisipasi dan melaksanakan pemolisian preventif,” terang Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Rina Sari Ginting,Senin (14/11). Rina menyebutkan, perintah dari Rycko adalah berupa melakukan pengecekan keberadaan petugas pengamanan secara preventif stasioner. “Dan juga petugas harus mobile di tempat-tempat ibadah minggu,” sebutnya. Mantan Kapolres Binjai itu menambahkan, pengamanan juga harus dilakukan secara mobile tak hanya di tempat ibadah nonmuslim. Melainkan, petugas pengamanan juga mobilisasi ke tempat ibadah muslim. Tujuannya, untuk mencegah tindakan yang provokatif. “Terakhir, tingkatkan patroli di kawasan pemukiman dan tempat-tempat umum,” tutupnya. (ws)

Ah Masak Ya .... Menurut ajaran Buddha, orang yang sudah meninggal bisa bereinkarnasi sebagai hewan. Seorang warga bernama Warranan Sarasalin asal Kanchanaburi yang menyebarkan foto itu mengatakan apa yang dia lihat itu adalah cinta sejati. “Dia tidak pernah jauh-jauh dari ular itu. Dia mengajaknya ke mana-mana, termasuk saat tidur,” kata dia kepada the Daily Mirror. (mdk)


Berita Sore

3

Medan

Selasa 15 November 2016

Kubangan Di Jalan Titi Pahlawan Semakin Dalam BELAWAN (Berita): Sed ikitn ya em p at ku b an gan yan g berada di badan Jalan Titi Pah lawan , Kel. Martu bu n g, Kec. Medan Labuhan, sem akin dalam . Karena pem erintah belum ju ga m em p erb aiki jalan yan g ru sak itu . Padahal Wali Kota Dzulm i Eldin, didam pingi Kadis Bina Marga Syahnan dan Cam at Medan Labuhan Arrahm an Pane, sekitar satu bu lan lalu su dah m en in jau jalan tersebu t. Dia juga m en gata-kan perbaikan jalan dim aksud akan dim ulai awal bu lan Novem ber tah u n in i, karen a p em en an g ten der proyekn ya sudah ada dem ikian juga den gan an ggaran n ya. Pantauan Minggu (13/ 11), setiap pengendara m obil dan sep ed am otor h aru s ekstra h ati h ati jika m elin tas d i jalan depan Mapolsek Medan Labuhan itu, jika tidak ingin terjatuh atau m obilnya terperosok ke dalam em pat ‘kolam’ yang ada. Bah kan tid ak jaran g, p en gen d ara sep e-d am otor jatu h ke d alam ‘kolam’, teru tam a p ad a m alam h ari, walau su d ah b eru sah a u n tu k m elin tas d en gan h ati- h ati. Selain itu, bau tidak sedap dan m enyengat hidung m ulai m uncul dari air dalam ‘kolam’ yang lam a terendam , pertanda air d alam ‘kolam’ m u lai tid ak b agu s d an b erb ah aya b agi keseh atan , teru tam a ku lit m an u sia. Pem beritaan m elalui m edia m assa, seperti surat kabar, TV d an m ed ia sosial, ju ga aksi d em o d en gan m elaku kan pem blokiran jalan serta m elapor ke DPRD, sepertin ya tidak ju ga d itan ggap i p em erin tah . “Bah kan Wali Kota su d ah p ern ah lan gsu n g m elih at kon d isi jalan in i, tap i p erb aikan yan g d ih arap kab b elu m ju ga terlaksan a. Seh in gga kam i tid ak tah u h aru s b erb u at apa lagi agar jalan ini segera diperbaiki, “ kata Pendos, warga sekitar. (rus)

Berita Sore/Rustam Effendi

KONDISI Jl. Titi Pahlawan, yang sudah semakin parah. Empat ‘kolam’ yang ada di badan jalan itu sudah semakin dalam.

Istana Pertimbangkan Gugatan PKNU MEDAN(Berita): Pih ak Istan a Negara m em p ertim b an gkan gu gatan PKNU su m u t ten tan g p em ilih an Wakil GUb ern u r Su m atera Utara. Hal terseb u t d ikatakan Staf Ah li Mad ya Dep u ti IV Roy Sep ta Ab im an yu d i Kom p lek Istan a Negara Jakarta, p ekan lalu , saat m en erim a ketu a PKNU Su m u t, Ikh yar Velayati Harah ap d i d am p in gi ku asa h u ku m n ya, Dirzy Zaid an SH MH serta Sri Hard im as Wid jajan to SH.

Ke h a d ira n Ke tu a PKNU d a n r o m b o n ga n ke is t a n a dalam upaya m enjelaskan dan m e m b e ri m a su ka n ke p a d a Pre sid e n RI a ga r t id a k m e n e rb itka n SK Wa gu b su te rp ilih . Dalam p ertem u an tersebut Ikhyar m en jelaskan surat PKNU p e rih a l p e rm in t a a n kep a d a p resid en a ga r tid a k

m e n e r b it ka n SK Wa gu b s u yan g terpilih lewat sidan g parip u rn a yan g d in ilai . “Pelaksanaan sidang paripurna pem ilihan wakil gubern u r Su m atera Utara m elan ggar Undang undang Nom or 10 tah u n 2016 Pasal 176, serta m elawan p erin tah PTUN Jakarta No.219/ G/ 2016/ PTUNJKT, un tuk itu kam i telah m e-

Wakil Walikota Medan Apresiasi Dukungan BLH Pada Gebyar Danau Siombak MEDAN (Berit a ): Wa kil Wa li Ko ta Me d a n Ir Akh ya r Nasu tion MSi m en gap resiasi u p a ya m a n a je m e n Da n a u Siom b ak u n tu k leb ih m em prom osikan danau yang berada di kawasan Medan Utara ini d en gan m en ggelar b erb agai p e r lo m b a a n d ia n t a r a n ya lom b a kreatifitas d au r u lan g sam p ah d an lom b a fash ion show daur ulang sam pah yang d id u ku n g oleh Bad an Lin gku n ga n Hid u p (BLH ) Ko t a Med an . Dih arap kan p erlom b aan ini dapat lebih m em perkenalkan keberadaan Danau buatan se b a ga i d e stin a si wisa ta d i Kota Medan ini kepada m asyarakat. Apresiasi in i disam paikan Wakil Wakilkota Medan Ketika m en ghadiri acara pen utupan dan penyerahan hadiah lom ba gebyar Danau Siom bak tahun 2016, Minggu (06/ 11) di kawasan d an au Siom b ak, Kelu rah a n Pa ya p a sir, Keca m a ta n Med an Marelan . Had ir Pim p in a n Ma n a je m e n D a n a u Siom bak Budi Herm an to dan Hj Mustika Gun a, Cam at Med a n Ma rela n Pa rlin d u n ga n Nasution S.Sos, Ketua pan itia Gebyar Danau Siom bak Ratna

Sari dan dari BLH Kota Medan serta p ara oran g tu a p eserta p erlom b aan . Men u ru t Akh yar, Dan au Sio m b a k m e r u p a ka n s a t u destin asi wisata Kota Medan yan g ram ai d iku n ju n gi saat liburan atau akhir pekan. Artinya danau buatan ini m enjadi salah satu tem pat favorit m asyarakat Medan dan lokasi in i cocok u n tu k wisata kelu arga karen a d i sekitar area d an au m enyediakan beberapa fasilitas yan g cu ku p m en d u ku n g u n tu k m ela ku ka n b erb a ga i aktifitas. "Atas nam a Pem ko Medan saya m en gap resiasi kegiatan perlom baan ini, oleh sebab itu saya berharap jadikan kegiatan in i u n tu k m en gin gatkan Kita m elestarikan tem pat wisata ini serta d ap at m en ggu gah m asya ra ka t m e n ja ga t e m p a t tem pat wisata di Kota Medan" kata Akh yar. D ije la ska n Akh ya r, p e ngem bangan Danau Siom bak ju ga t e r m a s u k d a la m vis i Walikota Medan Drs H T Dzulm i Eldin. Artinya ke depannya s e la i n m e m p r o m o s i k a n , Pem ko Medan akan m em perh atikan fasilitas yan g ad a d i kawasan dan au Siom bak in i,

sehin gga tem pat in i n an tin ya a ka n m en ja d i tu ju a n o b jek wisata yan g d im in ati. "Un tu k m en jaga kelestarian kawasan dan au Siom bak in i, m ari Kita bersam a - sam a m e n ja ga n ya d e n ga n t id a k m em b u an g sam p ah sem b arangan, atau m erusak fasilitas ya n g a d a . Den ga n Men ja ga kebersihan turut m elestarikan Dan au in i", u n gkap Akh yar. Sem entara itu Kepala BLH Ko t a Me d a n ya n g d iwa kili Kasubbid Pen egakan Hukum BLH Kota Med a n Son ita Sim an gu n son g SH MHu m d idam pin gi Ketua Pan itia Acara Ratn a Sari dan Pim pin an Man ajem en Dan au Siom b ak Hj Mu stika Gu n a m en gatakan , selain untuk m em prom osikan Dan au Siom b ak kep ad a m asyarakat Kota Medan, kegiatan p e rlo m b a a n ge bya r Da n a u Siom bak in i bertujuan m em berikan pen getahuan kepada m asyarakat kh u su sn ya an ak u sia d in i t e n t a n g m a n fa a t pengelolaan sam pah an organ ik (kerin g) m en ja d i a n eka kre a si d a u r u la n g b e r n ila i ekon om is. “BLH Ko t a Me d a n sia p m em berikan pelatihan pengolah an sam p ah b agi warga d i

se kit a r d i Da n a u Sio m b a k. Agar setiap warga fah am dan sadar akan dam pak dan m anfaat sam p ah itu sen diri,” u jar Son ita. Ketu a Pan itia Ratn a Sa ri m en gu cap kan terim a kasih atas dukun gan BLH Kota Med a n a t a s t e rse le n gga ra n ya acara in i. Ratn a m en jelaskan perlom baan digelar pada Jum at & Sab tu (4-5 Nov) d en gan jum lah 10 perlom baan , dian taran ya ad zan , h afalan su rat p e n d e k, fa sh io n sh o w d a ri bahan daur ulang sam pah dan lom ba m ewarnai dengan tem a Dan au Siom b ak serta tarian m elayu . Adapun pem enang lom ba ka t a Ra t n a , m e n d a p a t ka n h a d ia h b eru p a h a n d p h o n e dan piala, yaitu kategori lom ba d a u r u la n g sa m p a h , ju a ra I d iraih Nazwa, ju ara II Asifa, juara III Akbar, juara harapan I Pu tri, ju ara h arap an II Faiza dan ju ara h arap an III Aditya. Selan ju tn ya kategori lom b a fa s h io n s h o w d a u r u la n g sam pah, juara I diperoleh Celi, ju ara II Zalfa, ju ara III Sep ti, ju ara h arap an I Rafa Ard ian syah, juara harapan II Cendari dan juara harapan III Kisaran . (to)

Ist

WAKIL Wali Kota Medan Ir Akhyar Nasution MSi didampingi Pengelola Danau Siombak dan Camat Medan Marelan Parlindungan Nasution berfoto bersama dengan pemenang lomba Gebyar Danau Siombak usai penyerahan hadiah. Asisten Redaktur Berita: Hendrik Prayitno Asisten Redaktur Berita: Erwin Siregar Redaktur Senior: H.Halim Hasan

Semua Berita Layak Cetak Terbit Sejak 11 Desember 1998 Penerbit : Yayasana Pers HM. Said Pendiri : H.Teruna Jasa said Dan H. Prabudi Said Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : H.Teruna Jasa Said Wakil PU/Wakil Pemimpin Redaksi : H.Prabudi Said Wakil Pemimpin Redaksi : Hj.Dewi Budiati Batubara

Pimpinan Perusahaan: Hj.Murniati Misan Manager Promosi/Iklan: Hj.Dewi Budiati Batubara Kepala Pemasaran: Mukhlis Putra Sekretaris Redaksi Dan Perushaan: Erwin Siregar Redaktur Redaktur Redaktur Redaktur Redaktur Redaktur Redaktur Redaktur

Daerah Sumut: Irham Hagabean Nasution Kota Medan: Erwin Siregar Daerah Aceh: Diurna Wantana Ekonomi: Hj. Laswiyati Wakid Olahraga: Hendrik Prayitno Opini/Internasional: Erwin Siregar Pendidikan: Agustina Berita Sore.com: Eddy Rachmad

Wartawan Kota Medan: Irham Hagabean Nasution, Hj. Laswiyati Wakid, Andi Arya Tirtayasa, Agustina, Siti Delina, Syafri Junanda, Amrizal, Marzili, Zulfi Azmi, M. Amri, Sriadi, Muslim Lubis, Mukhlis Putra. Jakarta: Andianto Aritonang, Irwansyah, Agus T

nyam paikan surat kepadaPresid en RI u n tu k tid ak m en erbitkan SK Wagubsu” katan ya. Sesuai den gan keputusan sela yan g d ikelu arkan PTUN No.219/ G/ 2016/ PTUN-JKT, tealh m em erintahkan penund a a n te rh a d a p m e ka n ism e p e n gisia n Wa kil Gu b e r n u r Su m u t sam p ai ad a p u tu san pen gadilan dalam perkara in i ya n g b e r ke ku a t a n h u ku m tetap atau ada pen etapan lain di kem udian hari, tam bahnya. Men aggap i h al terseb u t, Ten aga Ah li Madya Dep uti IV Kantor Staf Presiden Roy Septa Abi Manyu m engatakan, kedep u tian IV m em p u n yai fu n gsi untuk m em astikan terjalinnya kom u n ikasi yan g lan car d an berim ban g dian tara berbagai pem an gku kepen tin gan , baik secara langsung m aupun tidak la n gs u n g t e r ka it p r o gra m p rogram p rioritas p resid en . Be rka ita n d e n ga n su ra t PKNU terseb u t, Ab i Ma n yu m engatakan bahwa surat perm o h o n a n t e rse b u t se d a n g proses dip elajari oleh Dep u ti

IV KSP. Jika m em an g p roses p em ilih an wagu bsu tersebu t m elan ggar UU d an tid ak sesu ai d en gan p eru n d an g u n d an gan , p asti p resid en akan m en in dak lan jutin ya. Karen a salah satu p rogram p rioritas nawacita presiden Jokowi adalah m em b an gu n m elaku kan reform asi sistem dan pen egakan h u ku m yan g b eb as d ari korupsi, berm artabat dan terp ercaya, u jarn ya. Dalam p ertem u an terseb u t , k u a s a h u k u m P KN U Su m u t, Dirzy Zaid an SH MH m e n e ga ska n jika p r e sid e n m en erb itka n SK Wa a gu b su terp ilih m aka p resid en ju ga telah ikut m elanggar Undangu n d an g. Sep erti telah d ib eritakan se b e lu m n ya b a h wa PKN U Su m atera Utara m en gaju kan su ra t p e rm o h o n a n ke p a d a Presid en RI u n tu k tid ak m en erb itkan SK Wagu sb u yan g terp ilih m elalu i sid an g p arip u r n a D RP D Su m u t ya n g sebelu m n ya m en u ai kon troversi. (w in)

Budiman Dan Fik Sagala Pimpin IJTI Sumut MEDAN (Berita): Mu syawarah Daerah (Musda) Pen gu ru s Daerah (Pen gda) Ikatan Ju r n a lis Te le visi In d o n e sia (IJTI) Sum atera Utara (Sum ut) b erlan gsu n g su kses d i Hotel Gran d Su ltan , Jl. Daru ssalam Med a n , Sa b tu (12/ 11) so re. Terp ilih Bu dim an Am in Tan jun g (BAT) sebagai Ketua dan Ah m a d Zu lfika r Sa ga la (Fik Sagala) sebagai Sekretaris IJTI Sum ut m asa bakti 2016 – 2019. Hadir dalam Musda tersebu t Sekjen IJTI Pu sat Jam alu l Ih sa n , Wa se kje n IJTI Pu sa t Wa h yu Pr iyo go d a n Ke t u a Bid an g Ad vokasi IJTI Pu sat, Kadis Kom info Sum ut M Fitriyu s, Ketu a PWI Su m u t He rm a n sja h , Ke t u a AJI Su m u t Agu s Pe rd a n a , Ketu a Divisi Bid a n g Kelem b a ga a n Ra m deswati Poh an , m ewakili Kap olrestab es Med an , p erwakilan PMI Medan dan seju m lah u n d an gan lain n ya. Sekjen IJTI Sum ut Jam alul Ih sa n b e rh a ra p IJTI Su m u t m am p u m en jalan kan p rogram , tidak h an ya m em bekali an ggotan ya den gan berbagai keahlian dalam m enyongsong tekn ologi yan g terus berkem b a n g, n a m u n ju ga m a m p u m enyuguhkan inform asi yang m engedukasi dan m enginspirasi m asyarakat ke arah yan g p ositif. Sem entara Kadis Kom info

Su m u t M. Fitriyu s m en gajak IJTI Sum ut dan seluruh organisa si p e r s u n t u k b e r sin e rgi den gan Pem erin tah Provin si (Pem prov) Sum ut dalam upaya m en cerd a ska n kh a la ya k p en on ton . Peserta Musda yang m elakukan registrasi ulang tercatat seb a n ya k 150 ora n g d a ri 33 ka b u p a t e n / ko t a d i Su m u t , term asuk dari kepulauan Nias. Sedangkan lulus verifikasi dan dinyatakan m em iliki hak suara seb an yak 117 oran g. Ketu a IJTI Su m u t terp ilih Bu d im an Am in Tan ju n g m en yatakan akan m em p erku at kekom p akan ju rn alis su m u t den gan m em ben tu k Koordin ator Daerah (Kord a) b erd asarkan p en gelem p okan wilaya h . Un tu k sem en ta ra , IJTI Sum ut telah m em iliki 2 Korda yakni di Korda IJTI Asahan dan Kord a IJTI Sib olga. Sekretaris Fik Sagala b erharap IJTI Sum ut tidak han ya m enjadi organisasi yang m em b e ka li a n ggo t a n ya d e n ga n keah lian ju rn alistik televisi, n am un juga sebagai lem baga yan g m am p u m en gad vokasi a n ggo t a n ya jika t e r b e n t u r dengan m asalah hukum . Solusin ya ad alah m em b ekali ju rnalis televisi dengan pem aham an kode etik jurn alistik dan m em b en tu k Lem b aga Ban tuan Hukum (LBH) Pers. (wie)

Koresponden Daerah Sumut: Kepala Biro Tabagsel-Tapteng-Sibolga: M.Yusuf Siregar, Wakil Kepala Biro Tabagsel-Tapteng-Sibolga: M. Cerem Neha. Langkat: Budi Hermawan Nst. Binjai: Riswan Rika, Riza Nilwansyah, Paian Hamdani. Deliserdang: Gajali Hasan, Jumasat Pulli Noor, Sudirman Dachi. Serdang Bedagai: Azwin Fadly, Hendro Rifai.Tebingtinggi: Edwin Dhani. Batubara: Alirsyah, M.Raf’i Affani. Asahan. Paimin, Zukhri Batubara. Tanjung Balai: Syaiful Nasution. Labura: Ikhwan Siregar, Ahmad Syahruddin. Labuhan Batu: Ilyas Siregar, Andi Tanjung. Labusel: Frans Herlis, Teguh, Palas, Syarif Ali Usman, M.Satio, Paluta: Ikhwan Siregar, P.Sidimpuan/ Tapsel: Birong Rahmad Tua, Mandailing Natal: Iskandar Hasibuan, Rina Hasibuan, Faisal, Dairi: Sondang Silalahi, Sibolga/Tapteng: Poltak Tarihoran, Tanah Karo: Ami Tarigan, Sef Imanuel Tarigan, Ismail, Nias Selatan: Menghadapi Sarumaha, Nias/Gunung Sitoli: Firman Zebua, P.Siantar/Simalungun: Surati. Koresponden Daerah Aceh: Banda Aceh: Marwan Muhammad, Aceh Tenggara: Husaini Amin, Jufri Palasta Aceh Timur/Langsa: Edy Syahputra, Raden Sudiono, Aceh Tamiang/K.Simpang: Tarmizi, Hendra, Dikky Zulkarnain, Aceh Utara/Lhok Seumawe: Muhammad Daud, Subulussalam: M Jailani Sidik, Gayoluwes: M.Iqbal Catatan: Agar tidak melayani dan laporkan segera ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi, bila ada yang mengaku wartawan BERITA SORE tanpa bisa menunjukkan kartu pers yang sah,ditandatangani Pemimpin Redaksi.

Ketua Pushpa:

Tidak Yakin Kasus Ahok Tuntas Dua Pekan MEDAN (Berita): Ketua Pusat Studi Hukum dan Pem baharuan Pera-dilan (Pushpa) Sum ut Muslim Muis, SH m en ga-ku , tid ak yakin kasu s p en isataan agam a yan g dilakukan Basuki Tjahaja Purn am a (Ahok) tun tas dalam d u a p ekan in i. “Saya tidak yakin . Meski p e-m erin tah berjan ji akan m en ye-lesaikan kasu s du gaan p en istaan agam a dalam waktu du a p ekan ,” kata Mu slim Mu is, Min ggu (13/ 11), m e-nanggapi perkem bangan kasus Gubernur DKI Jakarta n on aktif, Ah ok. Dia m en ilai, keb erp ih akan p em erin tah terh ad ap Ahok, m asih dirasakan. Karena itu janji pem erintah yang disam paikan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) akan selesai d u a p ekan , ku ran g d iyakin in ya. Lebih jau h , kata Mu slim , tidak ada jam in an p en yelesaian hukum terhadap dalam kasus dugaan pen istaan agam a in i akan selesai dalam waktu dua p ekan . ”Sebab m asih b an yak p ih ak b eru sah a m em b an gu n isu yan g m en girin g Ah ok, tid ak b ersalah ,” katan ya. Hal tersebu t, katan ya, bisa dilih at p erekem ban gan di m e-dia sosial. Bagaiam ana gesitnya pertarungan antara p ro d an kon tra kasu s Ah ok, terseb u t. Dia m en gatakan , kedekatan Presiden Jokowi den gan Ah ok, m asih m en jadi alasan bagi ban yak p ih ak u n tu k pesim is, kasus in i tun tas dua pekan in i. Meski dem ikian , Muslim Muis, m en ilai in struksi Presiden un tuk m elakukan gelar p erkara secara terb u ka, m eru p akan lan gkah yan g b aik. Seh in gga tid ak m e-n im b u lkan kecu rigaan m asya-rakat terh ad ap p em erin tah . Muslim m en gatakan , proses hukum terhadap kasus dugaan penistaan agam a ini tidak bisa ditunda lagi. Sebab justru akan m en yebabkan m un culn ya m asalah lain . Dia m enilai kasus ini pun m enjadi besar karena m enyangkut agam a d an p id an a. Karen a itu , p en yelesaian kasu s in i m em an g h aru s dilaku-kan secara cepat. “Perlu sem acam kepastian dalam p en yelesaian n ya. Kalau tidak dip idan a ju stru kh awatir akan m en cari jalan lain yaitu m ain hakim sen diri,” kata d ia. (w s)

Berita Sore/Hj Laswie Wakid

KONSUL Kehormatan Republik Federal Jerman di Medan Dipl Ing Liliek Darmadi MM

Alumni Jerman Akan Bangun Nias MEDAN (Berita): Warga Jerm an yang tinggal di wilayah Sum atera sekira 200 orang dan lulusan USU alum ni Jerm an seb an yak 100 oran g. banyak berkecim pung di bidang bisnis dan berencana, b ah kan sep akat akan m em b an gu n Pu lau Nias su p aya perekonom ian daeah dan m asyarakat pualu itu m eningkat pesat karen a poten sin ya yan g cukup besar ham pir sam a d en gan Pu lau Bali. Ko n su l Keh o rm a ta n Rep u b lik Fe d e ra l Je rm a n d i Medan Dip l In g Liliek Darm adi MM m en gatakan hal itu ke p a d a wa rta wa n d i se la n o n to n b a re n g p e m ilih a n presiden (Pilpres) Am erika Serkat tahun 2016 di kediam an Kon su l Jen d eral AS d i Jalan Walikota Med an kem arin . Lilik m en yeb u t p ih akn ya b ersam a p em erin tah d i Su m u t serta p erh im p u n an Alu m n i Jerm an m au m em b an gu n Kab u p aten Nias m eleb ih i Bali yan g selam a in i cukup diken al di m an can egara baik dari segi p ariwisata dan budayan ya. “Poten si Nias jika diben ahi bahkan lebih h eb at d ari Bali,u n gkap Lilik. Un tu k m ewu ju d ka n p ro gra m Nia s m em b a n gu n , sudah dilakukan pertem uan dengan bersam a stakeholder term asu k d en gan p ih ak Jerm an . Men urutn ya, poten si Nias cukup luar biasa dari berbagai hal.Baik dari segi wisata, in dustri pertan ian , perkeb u n an d an alam n ya. “Nia s a ka n d ija d ika n Pu sa t Be n ih u n t u k p e rt a nian,perkebunan dan peternakan, karena m em ang lahan atau tan ah n ya ju ga cu ku p lu as d i Kab u p aten ,” u n gkap Liliek. Untuk perkebunan, akan difokuskan ke tanam an karet. Pihaknya juga sudah bekerjasam a dengan Balai Penelitian Karet Sei Pu tih d an m ereka su d ah d atan g ke Nias yan g katan ya cocok lah an n ya u n tu k tan am an karet. Men u ru tn ya, p u lau Nias in i p oten sin ya m en jan jikan ,n am u n ku ran g d isen tu h .Karen a itu p em erin tah setem pat dilibatkan untuk sam a-sam a m em bangun Nias ke depan . Un tuk pem ban gun an in i, jelas Lilik, pihakn ya m en gajak Pem da setem pat dan dari kita sebagai pem ikir d an p em od al. Urus Visa Liliek m en ga ta ka n b a n ya k o ra n g Ya n g tin gga l d i wilayah Sum atera m en gurus visa ke Eropa m elalui Kon sulat Jerm an di Medan . Bulan sibuk yan g m en gurus visa m ulai Pebruari hingga Oktober setiap tahunnya, kebanyakan yan g berhubun gan den gan bisn is. Liliek yan g sudah m en jab at 5 tah u n d i Kon su lat Jerm an in i m en gatakan , m ereka yan g m en gu ru s visa d i sin i yakn i selain oran g Sum ut, Aceh, Ben gkulu, Jam bi, Riau atau sesuai wilayah kerjan ya d i wilayah Su m b agu t. “Jad i saat m u sim d in gin Nop em b er d an Desem b er m in im ya n g m en gu ru s visa seka ligu s b erku n ju n g ke Jerm an . Mereka yan g b eran gkat d i lu ar m u sim d in gin u m u m n ya yan g ad a h u b u n gan b isn is,” u jarn ya lagi. (w ie)

Alamat Kantor: Kantor Pusat Penerbit,Redaksi, Tata Usaha/Periklanan, Jalan Lejen Suprapto no.1 Medan. Tel: 061-4150858 - 061-4158787 Fax: 061-4150383 Webside: http//www.beritasore.com. email:beritasore@yahoo.com. chenprayitno@yahoo.co.id Kantor Perwakilan: ▲ Perwakilan dan Biro Jakarta, Jalan Siaga II No.6-C Pejaten Barat, Pasar Minggu, Jakarta Selatan. Tel:021-79197052 Fax:021-79199874 ▲ Perwakilan Dan Biro Banda Aceh, Jalan Ratu Syafiatuddin No.21-C Banda Aceh Tel & Fax: 0651-22385 ▲ Biro Tabagsel-Tapteng-Sibolga, Jalan Sultan Soripada Mulia No.97-A P.Sidimpuan Utara, Kota Padang Sidimpuan. Tel/Hp.081264005758 081370727080. Harga Iklan per milimeter/kolom Hitam putih Rp.7.500,- Berwarna/Full Color per milimeter/kolom Rp.21.000,-Iklan Mini per Sentimeter/kolom Rp.10.000,Ukuran kolom 42 milimeter. PERCETAKAN, PT.Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi diluar tanggung jawab percetakan.


4

Berita Sore

Medan

Selasa 15 November 2016

Jalan Bengkel Rusak Parah

SIA Tunda Rutre Baru Singapura-Jakarta-Sydney

MEDAN (Berita): Kondisi Jalan Bengkel, Kel. Pulo Brayan Ben gkel, Kec. Medan Tim u r ru sak p arah . Keru sakan jalan tersebut sudah sejak lam a terjadi, dan san gat m eresahkan m asyarakat sekitar m au p u n p en ggu n a jalan . Seorang warga sekitar, Misna lisa, m engaku m ereka sudah p ern ah m elap orkan ten tan g kon d isi Jl. Ben gkel terseb u t ke p ih a k ke lu h a ra n d a n ke ca m a t a n . Na m u n la p o ra n m asyarakat sep ertin ya tidak p ern ah digubris p em erin tah . “Kalau m elap or ke kelu rah an d an kecam atan su d ah seringlah, tapi nggak juga diperbaiki. Kadang kalau Pak Lurah lewat jalan in i, serin g ju ga kam i in gatkan . Tap i n ggak ju ga ad a p erb aikan ,” kata Misn a. Me n u ru t n ya , su d a h b a n ya k p e n ggu n a ja la n ya n g m elintas di jalan rusak tersebut jatuh. Dan bila sudah hujan, luban g jalan tidak lagi terlihat karen a jalan n ya rata den gan air. “Apalagi kalau m alam hari, penerangan jalan yang m inim dan luban g jalan yan g tidak terlihat serin g m em buat oran g terjatu h ,” katan ya. Warga lain n ya Kasim an , m en gatakan di kawasan Pulo Brayan Ben gkel b an yak kon d isi jalan an yan g ru sak. Jl. Ben gkel h a n ya sa tu d ia n ta ra ra tu sa n ja la n ya n g ru sa k. “Masyarakat di sin i su dah bosan lah m em oh on agar jalan d ip erb aiki, tap i tan ggap an n ya b egitu -b egitu saja. Tid ak p ern ah d iresap on d en gan b aik,” katan ya. Dia berharap agar pem erintah m em per-hatikan kondisi in frastruktur jalan yan g ada di Pulo Brayan dan sekitarn ya. “Apalagi kalau sudah selesai hujan , n am pak kum uh jadin ya lin gku n gan in i,” katan ya. (w s) teks :

JAKARTA (Berita): Sin gapore Airlin es (SIA) m en un da ren can a p elu n cu ran ru te b aru yan g m en gh u b u n gkan Sin gap u ra, Jakarta dan Sydn ey. SIA sebelu m n ya m en gu m u m kan ren can a p elu n cu ran p en erban gan baru tiga kali sem in ggu Sin gap u ra-Jakarta-Sydn ey p ada tan ggal 23 Novem b er 2016. SIA di Jakarta dalam siaran p ersn ya diterim a Berita Sen in (14/ 11) m en yebutkan Direktorat Jen deral Perh ub u n gan Ud ara Kem en terian Pe rh u b u n gan Rep u b lik Indonesia telah m em berikan SIA ijin terbang tertulis dan SIA telah m en dapatkan slot pen erban gan ban dara yan g d ip erlu kan . Na m u n , SIA d ib erita h u o leh Direkto ra t Jen d era l Perhubungan Udara Kem enterian Perhubungan Republik Indonesia bahwa saat ini m ereka tidak dapat m engijinkan pen erban gan tersebut sebagai akibat dari pem eliharaan landasan pacu pada bandara International Soekarno Hatta di Jakarta, yan g ju ga m em p en garu h i p eru sah an p en erb an gan lain n ya. SIA akan secara progresif m enghubungi para penum p an g yan g sudah m em buat reservasi un tuk rute in i dan m em ban tu m ereka u n tu k m en dap atkan p en erban gan lain n ya. SIA m oh on m aaf atas ketid akn yam an an yan g d ialam i p ara p en u m p an g. (rel/w ie)

Berita Sore/Ronggur S.

SEORANG pejalan kaki kesulitan memilih jalan, akibat jalan rusak dan becek.

Kepsek Kunci Sekolah Bermutu MEDAN (Berita): Kep em im p in an kep ala sekolah (kep sek) m eru p akan ku n ci p en in gkatan m u tu sekolah . Seb agai m an ajer, kep sek b ertan ggu n gjawab m eran can g d an m en gim p lem en tasikan p rogram sekolah . Desain p ogram sekolah b aru b isa d iseb u t b aik jika d ifoku skan kep ad a m u tu p em b elajaran . “Co re b u ssin e s se ko la h a d a la h p e m b e la ja r a n , it u sebabn ya p em belajaran jadi prioritas program . Karena m od el p em b elajaran teru s b erkem bang sesuai zam an, m aka kapasitas kepala sekolah harus p u la teru s d itin gkatkan . Tu ju a n n ya a ga r m e re ka b isa m en desain p rogram sekolah yang sesuai tuntutan zam an,” kata Juru Bicara USAID PRIORITAS Su m a tera Uta ra Erix Hu tasoit d i Med an . Hal sen ad a d isam p aikan Kadisdik Toba Sam osir (Tobasa) Lalo Hartono Sim anjuntak. Ia m en yeb u t d u a faktor p en e n t u ke b e r h a s ila n s is w a dalam pendidikan yaitu siswa itu sen d iri d an gu ru . “Men gu b ah cara b elajar siswa d a n m e n gu b a h ca ra m en ga ja r gu ru a ka n m em pengaruhi keberhasilan siswa

d i m asa d ep an ,” u jarn ya. Lebih lan ju t Lalo m en gatakan kepem im pin an kepsek berperan pen tin g m en gubah ca ra b ela ja r siswa d a n ca ra m engajar guru. Salah satunya dengan cara m elatih guru agar m am p u m en gim p lem en tasikan m etode dan m odel pem belajaran abad 21. Agar tidak t e rja d i ke t im p a n ga n m a ka kesp ek ju ga h aru s tah u ten tan g p em b elajaran ab ad 21. “Itu sebabn ya kepala sekolah p erlu d ilatih ,” tam b ah n ya. Lalo m en gatakan Disd ik Tobasa baru saja m elatih 120 ke p se k t e n t a n g ke p e m im pinan. Materi pelatihan terdiri dari cara p en gem ban gan seko la h s e c a ra m e n ye lu r u h (whole school developm en t). Pen gem b an gan ya b aik d ari sisi pem belajaran dan m an ajem en sekolah. Pem budayaan

p r o gr a m m e m b a c a . Se r t a p en gu atan p eran serta m asyarakat dalam m en udukun g p en in gka ta n m u tu seko la h ya n g t e ru ku r d a n b e rb a sis d ata. Peserta pelatihan m erupakan an ggota d ari foru m Kelom pok Kerja Kepala Sekolah (KKKS) un tuk SD dan Musyawarah Kerja Kep ala Sekolah (MKKS) u n tu k SMP. Mereka d id oron g iku t b ertan ggu n gja wa b m e m a n t a u p e rke m bangan sekolah sebagai dam p ak p elatih an . “Pelatihan baru bisa disebut berhasil jika dipraktikkan. Karen a itu KKKS d an MKKS harus m en in daklan juti dam pak pelatihan serta m elaporkannya secara periodik,” katan ya. Disdik Tobasa dan USAID PRIORITAS telah bekerjasam a m eningkatkan m utu pendidikan d asar sejak tah u n 2013. Program USAID PRIORITAS m e r u p a ka n p r o gr a m lim a tah u n yan g d id an ai oleh Bad an Pem b an gu n an In tern as i o n a l Am e r i k a Se r i k a t (USAID). Program ini didesain un tuk m em bawa pen didikan berkelas dunia kepada banyak siswa d i In d on esia. (a je)

Berita Sore/ME Ginting

ALAT berat sedang bekerja mengorek saluran drainase yang tersumbat sampah dan lumpur pada pelaksanaan gotong-royong di Kec. Medan Marelan, Minggu (13/11).

Ramai-ramai Korek Parit Bersihkan Sampah MEDAN (Berita): Masyarakat bersam a aparat TNI dan Polri ram ai-ram ai m elakukan goton g-royon g di Kec. Medan Marelan , Min ggu (13/ 11). Selain m en gorek p arit tersu m b at, ju ga d ilaku kan p em b ersih an sam p ah . Pelaksan aam goton g-royong yang dipim pin Wakil Wali Ko t a h a r i it u , t id a k h a n ya m engajak untuk hidup bersih. Kegiatan in i ju ga dih arap kan d ap at m en u m b u h kan kesadaran m asyarakat untuk m enja d ika n go t o n g-royo n g se bagai bu daya dalam keh idu p an seh ari-h ari. In st a n si t e rka it , se p e rt i Din as Kebersihan , Din as Bin a Marga dan Dinas Pertam anan m en u ru n kan p eralatan n ya. Ma sin g-m a sin g SKPD ju ga m e n u r u n ka n p e ga w a in ya u n t u k iku t go t o n g-royo n g. Jum lah peserta gotong-royong s e m a kin b e r t a m b a h la gi, sebab para pelajar serta organisasi pem uda yang ada di Medan Marelan turun tangan dalam goton g-royon g tersebu t. Seb elu m goton g-royon g d im u la i, Wa k il Wa li Ko t a

Akhyar Nasution, lebih dahulu m em im p in ap el b ersam a d i lap an gan sep akb ola Kel. Rengas Pulau. Dia m engingatkan seluruh peserta gotong-royong un tuk terus m en jaga dan m er a wa t lin gku n ga n . Ka re n a Medan adalah sebagai rum ah bersam a yang harus dijaga dan d irawat. Katanya, Pem ko tidak bisa b e ke r ja s e n d ir i t a n p a d u kungan penuh dari seluruh lap isan m asyarakat. Oleh karenanya peran serta m asyarakat sangat dibutuhkan guna m enjadikan Kota Medan m en jadi leb ih b aik ke d ep an n ya. Pem ko berharap, m elalui gotong-royong yang dilakukan in i dap at m en ggerakkan m asyarakat sekaligus m en yadarkan bahwa kebersihan m erup a ka n ta n ggu n gja wa b b e rsam a. Tiga fokus Dalam gotong-royong terse b u t , a d a t iga lo ka si ya n g m enjadi fokus utam a yang dibersihkan. Yakni pem bersihan sekaligus pengorekan drainase d i sep u taran Pasar Marelan . Kem u d ian p en gorekan d rai-

n a s e d i Jl. Ra h m a t Bu d in , terutam a depan lapangan sepakbola Kel. Ren gas Pulau. Terakh ir p em b ersih an d an p engorekan drainase m ulai jalan m asu k sam p ai lokasi Tem p at Pem buangan Akhir (TPA) Kel. Terju n . Pada saat itu, Pem ko juga m en in jau SD Negeri 067773 yang selam a ini acap kali digen a n gi a ir sa a t h u ja n tu r u n , m aupun akibat banjir kirim an air p asan g lau t. Hin gga m en jelan g ten gah hari, hasil gotong-royong yang dilakukan pun kelihatan. Paritparit yan g selam a in i tersum b at, telah m en galir kem b ali. Begitu ju ga den gan sam p ah s a m p a h ya n g b e r s e r a ka n , b erh asil d ib ersih kan . Lum pur hasil pen gorekan dari parit juga langsung diangku t d e n ga n m e n ggu n a ka n tru k. Malah jalan m asu k m en u ju TPA Terju n yan g seb elu m n ya terlih at ku m u h , kin i berubah bersih. Baik sam pah ya n g b e r s e r a k a n d i ja la n m au p u n p arit tersu m b at d i kan an d an kiri jalan b erh asil d iatasi. (m eg)

Berita Sore/ist

Relawan Unpab Tanam 3.000 Pohon Di Bukit Lawang MEDAN (Berita): Relawan Mah asiswa Un iversitas Pem b an gu n an Pan ca Bu d i (Un p ab ) Med an m en an am sekira 3.000 p oh on p rod u ksi d i Du su n VIII, Tim b an g Lawan , Desa Bukit Lawan g, Kecam atan Bahorok, Kabup aten Lan gkat, Min ggu (6/ 11) lalu . Penanam an pohon produksi berupa pohon m angga, m an ggis, d u rian d an ram b u tan itu d ip im p in lan gsu n g Rektor III Un pab Sam rin SE, MM. Turut juga m en an am p o h o n terseb u t Direktu r Pro gra m d a n Rela tio n sh ip Bu d a ya Hija u In d on esia Ba th a ra Su rya Yu su f, Ketu a Budaya Hijau In don esia Zulkarn ain Siregar, serta un sur p en gu ru s Paris Sem b irin g d an Fran s Siagian . Direktu r Program d an Relation sh ip Bu d aya Hijau Indonesia Bathara Surya Yusuf m engatakan, bibit pohon p rod u ksi yan g d itan am b u kan kelas ren d ah , m elain kan bibit u n ggu lan . Men u ru tn ya, p em ilih an bibit kelas u n ggu l agar h arap an tu m b u h n ya b en ar-b en ar b erh asil. “Kita m em ilih bibit un ggul berdasarkan pen galam an terdahulu. Kita sudah m encoba m enanam pohon dengan ku alitas bibit yan g ren dah , tern yata h an ya sedikit yan g tum buh. Oleh sebab itu, Budaya Hijau Indonesia bersam a Un p ab m em ilih m en an am bibit u n ggu l,” kata Bath ara, Rab u (9/ 11). Dia b erh arap, Un p ab m em b u at p rogram ke d ep an bu kan h an ya m en an am p oh on , tap i ju ga m erawat dan m em b esarkan p oh on terseb u t. “Den gan dem ikian program yan g dilakukan berhasil dan h asiln ya bisa din ikm ati m asyarakat dan oran gutan yan g h id u p d i kawasan terseb u t,” u jarn ya. Rektor III Un p ab Sam rin m en jelaskan , p ih akn ya m e m ilih t a n a m a n p ro d u ksi ka re n a m e n d e n ga r isu m asyarakat m elukai orangutan yang m asuk desa. Menuru tn ya, oran gu tan m asu k ke p em u kim an warga karen a m e re ka ke h a b isa n p e rse d ia a n m a ka n a n d a n b u a h b u ah an d i h u tan . (a je)

PESERTA pelatihan mempresentasikan program sekolah yang didesainnya. Tobasa melatih 120 kepsek untuk mampu menyediakan program pendidikan bermutu.

Gubsu Apresiasi Pertemuan Guru Se-Indonesia MEDAN(Berita): Gu b ern u r Su m atera Utara (Gu bsu ) HT Erry Nuradi m engapresiasi PGRI (Persatuan Guru Republik In don esia) Sum ut yan g telah m em p erju an gkan Su m atera Utara sebagai tuan rum ah Ra p a t Kerja Na sio n a l PGRI Tah u n 2017. “Sa la h sa t u c a ra u n t u k m em p erbaiki citra Su m atera Uta ra a d a la h m en ja d i tu a n ru m ah even -even n asion al, salah satun ya pertem uan guru -gu ru seIn d o n esia ta h u n depan. Dengan dem ikian kita b isa p e rke n a lka n p o t e n sipoten si yan g kita m iliki,” ujar Gu b su Erry Nu rad i saat m en e rim a a u d ie n si p e n gu r u s PGRI Sum ut di Gubernuran Jl. Jend Sudirm an Medan, Kam is (10/ 11). Had ir Ketu a PGRI Su m u t Abdu l Rah m an Siregar, Wakil Ketua Asliani Harahap dan Ali Ma sra n Da u la y, Se kre t a r is Da r iswa n , Se kb id Sh a fwa n Hadi Um ry, Mu ch lis dan Nu raisyah Nasution . Sedan gkan Gu b su Erry Nu ra d i d id a m pingi Wakapoldasu Brigjen Pol Adhi Prawoto Staf Ahli Gubsu Asp an Sofian , Plt Kad is Pen d id ikan Arsyad Lu b is, Kad is Kom in fo HM Fitriyu s. Pada kesem patan itu Gub-

s u Er r y m e n ga t a ka n a ka n m en gadakan u ji kom p eten si kepada guru-guru dan juga kep ala sekolah . “Seh in gga p en em p a ta n ten a ga p en d id ik berkualitas. “The right m an on th e righ t Job,” u jar Erry. Erry ju ga m en gh arap kan adanya standarisasi bagi sekolah-sekolah yang ada di Sum atera Utara b aik itu SMA d an SMK ya n g a d a d i Su m a tera Utara. Baik dari fasilitas, p erb an d in gan ju m lah gu ru d an m u rid , ku riku lu m d a n la in sebagain ya. “Ada stan darisasi d ari m asin g m asin g sekolah gu n a m e n gh a silka n siswa siswa yan g berkualitas,” tutur Erry. Ju ga u n tu k p en em p atan gu r u - gu r u a ga r m e ra t a d i seluruh kabupaten/ kota yang ada di Sum atera Utara. Karena la n ju tn ya m a sih b a n ya k d i kecam atan -kecam atan yan g ad a d i kab u p aten / kota yan g ad a d i Su m u t m asih ad a keengganan guru-guru bertugas d i p elosok-p elosok kecam atan . “Agar sem u a an ak-an ak kita yang ada di Sum atera Utara dap at m en gecap p en didikan hin gga ke pelosok,” ucap Erry. Sem en tara, Plt Kadis Pen d id ika n Ar sya d Lu b is m e -

n ya m p a ika n b a h w a s e ja k p en ga lih a n SMA/ SMK d a ri kab u p aten / kota ke Provin si bahwa yang telah pindah sam p ai saat in i adalah ten aga kep en d id ikan sep erti gu ru p engawas pustakawan dan lainlain. Sedangkan guru honorer belum ada petunjuk lebih lanju t. Nam u n d em ikian Pem provsu sudah m em in ta datadata ke kem enterian pendidikan terkait data-data guru hon o rer d i p rovin si Su m a tera Utara. Terkait p erm in taan keseragam an u n tu k sem u a gu ru guru di Sum atera Utara, lanjut Arsyad b ah wa p ad a saat in i Pem provsu m erum uskannya. Nam un un tuk diketahui bahwa jum lah guru-guru honorer in i c u ku p b a n ya k h a m p ir 19.000 oran g d i Su m u t. Terkait m uatan lokal lanjut Ar s ya d , Pe m p r o vs u a k a n b ekerja sa m a d en ga n Po ld a Su m u t u n tu k m em asu kkan t e n t a n g la lu lin t a s se b a ga i salah satu p elajaran m u atan lokal m u lai dari SD SMP dan SMA d i Su m u t. “Dih arap kan akhir tahun 2016 MoU an tara Pem provsu dan Polda Sum ut te n ta n g h a l te rse b u t d a p a t ditandatangani,” kata Arsyad. (lin)

Pembahasan Ranperda Pembentukan Perangkat Daerah Dinilai Kental Aroma Pesanan Dan Pemborosan MEDAN (Berita): Pen gaju a n Ra n ca n ga n Pe ra tu ran Daerah (Ran p erd a) ten tan g p em b en tu kan d an su su n an perangkat daerah oleh Pem ko Medan ke DPRD Medan din ila i p em b o ro sa n d a n ken ta l n uan sa “pesan an”. Sebab, pen gajuan un tuk terben tukn ya 28 Din a s d a n 5 Ba d a n o leh Pem ko Med a n sa n ga t tid a k tepat dan kesannya hanya balas jasa m en jadikan sejum lah oknum sebagai Kadis dijajaran Pem ko Med an . “In i san gat bertolak belakan gn d en gan efisien si an ggaran. Kalau sem pat terbentuk 33 Sa t u a n Ke rja p e ra n gka t D a e r a h (SKP D ) d i Pe m ko Medan , itu kan p em borosan an ggaran . Min im kin erja tapi kaya stru ktu r. Pad a h al yan g kita harapkan m iskin struktur kaya kin erja,” tegas an ggota D P RD Me d a n D r s D a n ie l P in e m ya n g t e r ga b u n g d i pansus perangkat daerah Kota Me d a n u sa i p e m b a h a sa n ,

Rab u (9/ 11). Diaku i Dan iel, m em an g p en gaju an Ran p erd a sesu ai ru ju kan PP 18/ 2016 ten tan g p em erin tah d aerah , n am u n harus m en gedepan kan kepatutan pen ggun aan an ggaran . Un tuk itu Dan iel m en gh arap Walikota Medan p erlu m elaku ka n p en gka jia n seb elu m d itetap kan m en jad i Perd a. Mem an g kata politisi PDI P in i, saat Pan su s m elaku kan p e m b a h a sa n m e n e m u ka n sejum lah kejanggalan. Dalam naskah akadem isi yang disam paikan Pem ko terdapat perbed aan tip e d an skor va riab le disejum lah SKPD. Kuat dugaan pen ggabun gan dan pem isah an seju m lah SKPD terkesan d igirin g sesu ai ran p erd a yan g d iaju kan . Ketua pan sus pem ben tukan d an su su n an p eran gkat daerah Kota Medan HT Bah rum syah, ketika ditanya terkait d u ga a n ke in gin a n Pe m ko Med an u n tu k m em p erkaya

stru ktu r, Bah ru m syah tid ak m em b an tah . “Kita berharap Ran p erda itu tetap tu ju an n ya efisien si a n g g a r a n . M u n g k i n s a ja sejum lah oknum pejabatan di Pe m ko Me d a n su d a h a n t ri m en d u d u ki jab atan Kad is,” ce tu s Ba h ru m sya h d e n ga n sen yu m . Se m e n t a r a it u , Ka b a g Hukum Pem ko Medan Sulaim an SH ketika ditan ya wartaw a n ya n g s e b e lu m r a p a t , m e n ga t a ka n va r ia b le ya n g akan d iten tu kan p asti tid ak sa m a d e n ga n d a e ra h / ko t a lain . Sed an gkan p em isah an va ria b e l d in a s d ise su a ika n b e b a n ke r ja p e r u m p u n a n d in as. Ketika ditanya soal pengaju a n ra n p e rd a ya n g ke n t a l d e n ga n n u a n sa p e sa n a n dengan m em perbanyak struktu r d i jajaran Pem ko Med an , Sulaem an m em bantah. “tidak taulah soal itu,” ujar Sulaim an sam b il b erlalu . (zili)

Berita Sore/ist

REKTOR III Unpab Samrin SE,MM memimpin aksi tanam pohon produksi di Dusun VIII, Timbang Lawan, Desa Bukit Lawang, Kecamatan Bahorok, Kabupaten Langkat.

Remaja Harus Berprilaku Hidup Sehat MEDAN (Berita): Men u m bu h kan rasa p ercaya diri rem aja dapat dilakukan dengan berbagai kegiatan positif d an cara h id u p yan g b ersih d an seh at. Men yah u ti itu , Dinas Kesehatan Provsu, Heartindo dan Yayasan Unilever In d on esia m en ggelar kegiatan RBHS (Rem aja Beran i Hid u p Seh at) akh ir p ekan lalu d i Med an . “Kegia ta n in i sa n ga t p en tin g, ka ren a m en cega h rem aja m enjalani kehidupan yang salah seperti narkoba dan perilaku seks bebas,” kata Kabid Pelayanan Kesehatan (Yan Kes) Su m u t d r Retn o Sari Dewi MKes. Disebutkannya, usia rem aja m erupakan m asa transisi dari anak-anak ke usia dewasa. Berbagai perubahan fisik d an m en tal m u lai tu m b u h d i u sia in i. “Banyak diantara rem aja gugup dan canggung m enerim a p eru b a h a n ya n g terja d i d i tu b u h n ya in i. Oleh karenanya perlu diantisasi sejak dini baik oleh si rem aja, oran g tu a d an sekolah ,” katan ya. Dia m en ekan kan , rem aja h aru s b erp rilaku h id u p sehat dan juga bersih un tuk m en gan tisipasi perubahan terseb u t. Dia ju ga b erh arap, d en gan b erp rilaku h id u p seh at d an b ersih , rem aja m am p u m en u ai p restasi. Sed a n gka n Kep a la Seksi SMK Din a s Pen d id ika n Provsu Sagino MPd m enuturkan, rem aja adalah harapan ban gsa yan g n an tin ya akan m em berikan h al yan g baik kepada diri dan lingkungannya. Dia berharap kebiasaan rem aja u n tu k h idu p bersih dan seh at dap at dijaga dan d iteru skan . Asisten Man ajer HWN Yayasan Un ilever In don esia Arm yn Gita m en yatakan kegiatan in i su d ah leb ih d ari lim a tah u n d iselen ggarakan oleh Yayasan Un ilever. Disebu tkan n ya, p ada awaln ya kegiatan in i disebu t den gan AMPERA (An ak Muda Peran gi Aids). Lalu sesuai den gan perkem ban gan zam an dan kebutuhan berubah m en jad i RBHS (Rem aja Beran i Hid u p Seh at). Pad a kegiatan itu , sekira seratu san SMP d an SMA d i ko t a Me d a n d iu n d a n g m e n giku t i p e la t ih a n To T (Train in g of Train ee). (a je)

Berita Sore/ist

PELAJAR peserta RBHS (Remaja Berani Hidup Sehat) sedang melakukan praktek simulasi tentang kesehatan tubuh.


Ekonomi

A5 Pegadaian Medan Salurkan Kredit Rp7,5 T

Berita Sore

Selasa 15 November 2016

MEDAN (Berita): Sampai Oktober 2016 PT (Persero) Pegadaian Kanwil Medan menyalurkan kredit sebesar Rp7,5 trilliun di wilayah kerjanya, Sumatera Utara dan Aceh dan menghadapi akhir tahun, termasuk perayaan hari besar keagamaan Hari Natal dan juga tahun baru 2017, Pegadaian siap membantu masyarakat untuk menyalurkan kredit dan dana siap berapapun diminta masyarakat.

Berita Sore/Hj Laswie Wakid

Konjen Jepang di Medan Hirofumi Morikawa (dua kanan) berbincang dengan Abdul Latif Rusdi, Ketua Yayasan Panti Asuhan Nurul Iman (tengah), Ketua Yayasan Caritas PSE KAM Todo Agustinus Pasaribu (kiri) dan Wakil Konsul Daiki Yokoyama (kanan) di kantornya Jalan Zainul Arifin Medan Kamis (10/11) siang.

Jepang Bantu Proyek Di Sumut Dan Aceh Rp2 M MEDAN (Berita): Pemerintah Jepang membantu hibah dua proyek di Aceh dan Sumatera Utara dengan total mencapai Rp2 miliar dan dua proyek lagi menyusul akhir tahun ini untuk bantuan di wilayah kerja Konsulat Jenderal Jepang di Medan yakni mencakup Aceh, Sumut, Jambi, Riau dan Kepri. Konsul Jenderal Jepang di Medan Hirofumi Morikawa menandatangani bantuan hibah tersebut bersama penerima hibah yakni Abdul Latif Rusdi, Ketua Yayasan Panti Asuhan Nurul Iman dan Ketua Yayasan Caritas PSE KAM Todo Agustinus Pasaribu di kantornya Jalan Zainul Arifin Medan Kamis (10/11). Menurut Konsul Morikawa, pemerintah Jepang memutuskan untuk memberikan dana hibah senilai Rp2 miliar melalui program Grant Assistance for Grassroots Humas Security Projects untuk pembangunan gedung di panti asuhan Nurul Iman di Kampung Paya Tumpi Baru, Kecamatan Kebayakan, Kabupaten Aceh Tengah sebesar Rp948,499 juta dan Yayasan Caritas di Kelurahan Lubukpakam I,II, Lubukpakam sebesar Rp1,041 miliar buat pembangunan pusat perawatan dan pemulihan adiksi narkoba. “Kami membantu di Aceh Tengah baru pertama ini karena dulu gedungnya banyak hancur dihantam gempa,” jelas Morikawa. Menurutnya bantuan untuk yayasan Panti Asuhan Nurul Iman berupa fasilitas gedung asrama panti menjadi dua lantai kapasitas 100 anak. Selama ini gedungnya kurang memadai, rusak berat akibat bencana gempa di Gayo yang melanada daerah itu pada tahun 2013. “Melalui bantuan hibah ini hendaknya dapat lebih banyak

anak asuh yang mendapat perawatan tempat tinggal,” katanya. Sementara itu,Yayasan Caritas di Lubupakam ditujukan untuk mendukung rehabilitasi pecandu narkoba. Adanya kendala beupa keterbtasan kapasitas tempat perawatan menyebabkan pelayanan saat ini kuang optimal.Yayasan Caritas merupakan institusi yuang dirujuk Badan Narkotika Nasional (BNN) dan Kementerian Sosial RI untuk pengguna narikoba yang butuh perawatan dan pemulihan adiksi, khususnya di Sumut. Selain menyediakan pelayanan rehabilitasi narkoba, pusat perawatan dan pemulihan adiksi narkoba (untuk kapasitas 60 pasien rawat inap) yang dibangu di Lubukpakam. “Bantuan ini hendaknya para pecandu narkoba dapat kesempatan perawatan,” ujar Morikawa. Ia menuturkan hibah grassroots ini untuk keamanan manusia merupakan salah satu skema bantuan hibah dari pemerintah Jepang ditujukan untuk kepentingan masyarakat Indonesia di tingkat akar rumput secara langsung dan cepat. “Proyek yang dipilih kali ini mellewati tahap seleksi dari sejumlah proposal yang diajukan kepada Konsulat Jenderal Jepang di Medan,” kata Morikawa. Seluruh peneirma bantuan hibah dari Jepang terus dipantau. Bagi Jepang sendiri, dana masyarakat Jepang yang diluncurkan ke berbagai negara itu juga diaudit oleh lembaha konsultan pemerintah seperti Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Jadi semua bantuan itu harus transparan dan hasilnya juga berkesinambungan buat kemajuan satu daerah. (wie)

Hal itu dikatakan Pimpinan Wilayah PT (Persero) Pegadaian Medan Ketut Suhardiono melalui Kepala Humas Lintong Parulian Panjaitan di kantornya Senin (14/11), menanggapi semakin dekatnya akhir tahun 2016. Lintong menjelaskan pen-

programnya memajukan ekonomi. Apalagi sekarang ini beberapa pemerintah daerah sudah mulai berencana menerapkan sistem e-government. Sistem ini menunjukkan banyaknya kemajuan dan tanda untuk menuju smart city. “Kami juga sangat mendukung program egovernment yang akan diterapkan Bupati,” tambahnya. Sementara Bupati Deliserdang Ashari Tambunan mengatakan Pemkab Deliserdang terus mengoptimalkan pembangunan ekonomi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Saat ini, telah diterapkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) untuk mendongkrak kemajuan perekonomian Deliserdang. Ada tiga sektor besar yang menunjang perekonomian di Deliserdang, yaitu industri pengolahan, perdagangan jasa dan pertanian. Pertumbuhan ekonomi Deliserdang juga cukup baik mencapai 5,2 persen dengan angka kemiskinan 4,6 persen. Dia menjelaskan Deliserdang pun sekarang menjadi kawasan terpadu penyangga pangan di Sumut. Hal ini tak lepas dari produksi pangan di Deliserdang yang terus mengalami surplus. “Good governance kita laksanakan dengan penerapan sistem e-government. Dengan sistem ini kita yakin akan membuat investor semakin yakin untuk berinvestasi di Deliserdang,” katanya. Hanya saja, masalah paling utama di daerah itu dalam pengembangan ekonomi adalah jaringan. Dia mengakui, akibat

Nilai Mata Uang Rupiah Terhadap Mata Uang Asing Mata Uang

Simbol Jual (Rp) Beli (Rp)

Dolar Amerika Dolar Australia Dolar Hongkong Yen Jepang Dolar Singapura Ringgit Malaysia Euro

USD AUD HKD JPY SGD MYR EUR

13.184 10.104 1.699 125 9.431 3.105 14.431

13.052 10.000 1.682 124 9.336 3.103 14.285

MEDAN (Berita): Selama sesi perdagangan pada Rabu (9/11) waktu Indonesia atau Senin (14/11) waktu AS saat berlangsungnya Pemilihan Presiden (Pilpres) Amerika Serikat (AS), namun Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terus diperdagangkan di zona merah. Pengamat ekonomi Sumatera Utara Gunawan Benjamin kepada wartawan Kamis (10/ 11) mengatakan hasil pemilihan Presiden AS yang selama proses perhitungan suara berlangsung menekan kinerja IHSG. Alasannya adalah Donald Trump kerap mengungguli pesaingnya dari Partai Demokrat Hillary Clinton. Pemilihan Presiden (Pilpres) AS berlangsung Selasa, 8 November 2016 atau Rabu, 9 November 2016 waktu Indonesia yang bersaing dominan Trump dan Clinton yang dimenangkan Donald Trump. “Hal inilah yang mengakibatkan tekanan yang begitu besar terhadap sejumlah indeks bursa di Asia,” katanya. Selain IHSG, katanya, bursa Nikkei Jepang turun lebih dari 5 persen. Bursa di Australia turun nyaris mendekati 2 persen. Hang Seng turun lebih dari 2 persen, Bursa Singapura (STI) turun sekitar 1,3 persen menjelang sesi penutupan. Kemenangan “Donald Trump saat ini bagaikan sebuah kejutan yang tak

Harga Emas Di Medan London Murni (LM) London (24 K) Suasa

Kadar 99% 97% 50%

Harga Rp548.000 Rp493.000 Rp274.000 (wie)

3.904 ton,” katanya. Adapun UMKM di Deliserdang sebanyak 2.965 yang bergerak dibidang pangan. Dengan luasnya lahan dan banyaknya UMKM itu, Deliserdang pun mengalami surplus beras sebanyak 8.807 ton pada triwulan III 2016 ini. Kemudian, jagung juga surplus 59.500 ton, ikan surplus sebesar 10.000 ton. Sedangkan cabai merah defisit 475 ton dari kebutuhan 3.713 ton. Sebelumnya, Kepala Divisi Pengembangan Ekonomi Daerah BI Sumut Dadal Anggoro menuturkan, selain untuk mendorong perekonomian daerah, kerja sama ini juga akan dimanfaatkan untuk mengendalikan laju inflasi provinsi. “Dari data BKP Deliserdang, banyak komoditas yang surplus. Inibisadigunakanun-tukstabilisasi harga pangan di Sumut, menyeimbangkan permintaan di daerah lain dengan penawaran di sini,” kata Dadal. (wie)

Stok Beras Bulogsu 70.000 Ton MEDAN (Berita): Humas Bulog Divisi Regional (Divre) Sumut Rudi Adlyn mengatakan, stok beras yang dikuasai Bulog hingga Senin (14/11) sebanyak 70.000 ton untukalokasi 6,5 bulan ke depan. “Stok beras itu kini berada di gudang-gudang sub- sub divre Bulog di Sumut,” ujar Rudi kepada wartawan di kantornya Kamis (10/11). Ia menyebutkan, penerima Raskin atau Rastra di Sumatera Utara Tahun 2016 ini, sama seperti tahun 2015 yakni 746.220 rumah tangga sasaran. (RTS ). Setiap RTS menerima 15 kg beras per bulan dengan harga Rp 1600 per Kg . “ Total penyaluran beras Raskin atau Rastra di Sumut sebesar 11.193.300 kg kepada 746.220 RTS,ujar Rudi. Disebutnya, Bulog Divre Sumut hanya menangani beras mobnas atau beras yang didatangkan dari sejumlah propinsi di Indonesia yang surplus beras dan harga jualnya sesuai yang ditetapkan pemerintah serta beras lokal yang dibeli dari kabupaten di Sumut. Beras yang ditangani Bulog yakni untuk Raskin, PNS, TNI/ Polri lembaga pemasyarakatan dan stok untuk bantuan bencana CBP serta stok untuk OP(Operasi pasar). Menurutnya, Bulog setiap awal pekan Senin dan Selasa menggelar OP beras premium dan medium di pasar-pasar. Sedangkan OP cabe merah dan bawang merah tidak lagi,karena panen petani minim. (wie) BT/BS “BIMA”

PAKET BERANI BICARA B.INGGRIS

Jl.Bantam 6A Telp.4533156 Medan http://www.bima.net

Program Belajar B.Inggris bergaransi dan telah terbukti mampu memotivasi dan menjadikan setiap peserta lancar berbahasa Inggris dalam waktu singkat. Karena sekarang Ujian B.Inggris kalau kita tidak dapat mengerti apa yangn kita baca atau dengan wacana dalam bahasa Inggris sama artinya kita tidak dapat menjawab soal yang diujikan. Dengan mengikuti Paket Berani Bicara B.Inggris BR/BS BIMA adik-adik dijamin mampu mengerjakan soal B.Inggris tersebut.

Menerima Siswa/i Baru TP 2016/2017, kls IV, V, VI (SD/MI) VII, VIII, IX (SMP/MTs) & X, XI, XII (SMA/MA)

“Kami menerapkan Pembelajaran Dengan Sistem Multimedia” Keuntungan belajar di BIMA:

Sumber: Bank Indonesia

Jenis

jaringan yang masih minim, akses pasar untuk produk-produk yang dihasilkan menjadi terbatas. “Kami berharap, dengan adanya kerja sama ini, BI juga bisa membuka peluang kami untuk mendapat jaringan lebih banyak lagi. Termasuk ke pengusaha dan investor untuk meningkatkan kinerja pembangunan,” harapnya. Kepala Badan Ketahanan Pangan Pemkab Deliserdang Syarifah Alawiyah mengungkapkan, kondisi lahan untuk ketahanan pangan di Deliserdang sangat mendukung. Lahan pertaniannya seluas 208.887 hektare, di antaranya untuk lahan sawah seluas 40.899 hektare, bukan sawah 48.123 hektare dan lahan bukan pertanian seluas 40.885 hektare.”Dengan lahan yang luas ini, produksi padi di Deliserdang mencapai 427.134 ton pada triwulan III dari luas 75.606 hektare lahan. Kemudian sektor perkebunan karet seluas 5.735 hektare dengan produksi

1. Pengajaran yang menarik diasuh pengajar terbaik 2. Buku TP terbaru (KTSP) & Ruang belajar full AC 3. Mayoritas siswanya menjadi bintang pelajar 4. Tertinggi persentase kelulusan siswanya di SMP/SMA/PTN favorite di Sumatera Utara & Jawa LEBIH CEPAT MENDAFTAR LEBIH BAGUS Uang Bimbingan: * Mendaftar di bulan Mei Rp1.000.000,* Mendaftar di bulan Juni Rp1.500.000,* Mendaftar di bulan Juli Rp2.000.000,Ayo buruan daftar, ditempat belajar dan berlatihnya para juara

Daftarkan di BT/BS “BIMA”/Cabang terdekat

Rp7,650 miliar, arrum Rp42,454 miliar, emasku Rp123,547 juta dan mulia Rp9,033 miliar. Lintong menyebut mengantisipasi jelang natal 2016 ini, Pegadaian Medan menyiapkan dana bagi umat nasrani yang merayakan natal. “Untuk itu, tidak perlu khawatir akan dana, Pegadaian menyiapkan dana berapapun yang dibutuhkan sesuai permintaan masyarakat,” katanya. Dia menyebut biasanya permintaan dana dari para pedagang musiman guna memenuhi permintaan modal kerja dan modal usahanya untuk penyediaan pembelian pakaian dari mulai anak-anak hingga de-

wasa, sepatu, kue, minuman dan kebutuhan natal lainnya. Juga bagi para pengusaha yang ingin membayar THR karyawannya yang menggadaikan emas dan perhiasannya guna memenuhi kebutuhan dana cepat. Bila dilihat, katanya, hampir setiap cabang maupun unit banyak dipenuhi para nasabah yang menggadaikan emas perhiasannya di dalam memenuhi kebutuhannya baik itu untuk modal kerja maupun modal usaha. “Permintaan modal kerja dan modal usaha ini meningkat dari setiap cabang maupun unit setiap harinya,” katanya. (wie)

Donald Trump Menang, Pasar Keuangan Ambruk

BI Dan Pemkab Deliserdang MoU Kembangkan Ekonomi MEDAN (Berita): Bank Indonesia (BI) dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Deliserdang sepakat untuk melakukan kerjasama pengembangan ekonomi di daerah itu yang ditandai dengan penandatangan Memorandum of Understanding (MoU) antara Pemkab Deliserdang dengan Kantor Perwakilan BI Sumut di Kantor Bupati Deliserdang, Senin (14/11) siang. Melalui kerjasama itu, BI dan Pemkab Deliserdang sepakat untuk mencari dan menganalisis potensi-potensi prioritas yang akan di kembangkan di kabupaten itu. BI sendiri akan aktif memberi masukan kepada pemkab terkait proses pengembangan ekonomi yang akan dilakukan. Kepala Kantor Perwakilan BI Sumut Difi Ahmad Johansyah menyebut potensi ekonomi di Deliserdang sangat tinggi untuk dikembangkan. “Potensi di sektor pertanian dan UMKM sangat besar. Ini perlu dikembangkan untuk peningkatan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat,” kata Difi. Difi menjelaskan BI Sumut menempatkan diri sebagai mitra untuk kemajuan ekonomi daerah. Apalagi BI sekarang sudah banyak masuk ke sektor riil. “Jadi, kita bisa bekerjasama bukan hanya dalam pengembangan UMKM. Kami ada ahliahli pertanian, pengelola UMKM. Ini bisa dimanfaatkan untuk memajukan ekonomi. Kami bisa mempraktikkannya ini di lapangan,” katanya. Difi menegaskan BI Sumut juga siap untuk menjadi mitra pemerintah guna mendukung

capaian omzet gadai sampai Oktober 2016 untuk gadai konvensional Rp 5,651 triliun, emasku Rp1,107 miliar, gadai flexi Rp2,668 miliar, krasida Rp31,4 miliar, kreasi Rp78,544 miliar, kresna Rp11,938 miliar dan mulia Rp21,665 miliar. Sedangkan untuk gadai

syariah, katanya, rahn Rp1,903 triliun, kredit mikro amanah Rp7,650 miliar, arrum Rp42,454 miliar, arrum haji Rp1,325 miliar, emasku Rp123.547.200 dan mulia Rp9,033 miliar. Out standing loan (sisa uang pinjaman) posisi Oktober 2016 untuk gadai konvensional Rp1,709 triliun. Kredit mikro emasku Rp859,940 juta, gadai flexi Rp525,210 juta, krasida Rp20,648 miliar, krasida khusus Rp49,150 juta, kreasi Rp88,726 miliar, kresna Rp555,817 juta, kresna khusus Rp40,497 miliar, krista Rp984,881 juta dan mulia baru Rp12,088 miliar. Sedangkan untuk gadai syariah: rahn Rp489,958 miliar, amanah

Setiap hari siswa/i akan ditelepon dari BT/BS BIMA dengan menggunakan Bahasa Inggris, sehingga siswa/i akan lancar dan terbiasa berbicara Bahasa Inggris

Informasi & Pendaftaran BT/BS “BIMA” Jl Bantam No. 6A Telp. (061) 4533156 Medan

terduga,” katanya. Karena sebelumnya nyaris banyak survei yang lebih mengunggulkan Hillary. Terlebih setelah FBI menyatakan bahwa Hillary Clinton bersih dari skandal. Bursa saham dunia saat itu langsung merespon positif keputusan FBI. Sekaligus menjadi indikator kuat bahwa kemenangan Hillary tinggal selangkah lagi. Namun fakta justru berbicara lain. Donald Trump menjadi Presiden AS setelah Barrack Obama. Respon pasar memang negatif terkait dengan kemenangan DonaldTrump tersebut. IHSG turun bahkan lebih dari 2 persen. Namun IHSG kembali berbalik dan perlahan menutup kerugiannya dibandingkan dengan kinerjanya di sesi perdagangan pagi. Menjelang sesi penutupan kinerja IHSG melemah di kisaran 1 persen. Yang paling terpukul dengan kemenangan Donald Trump adalah bursa Dow Jones itu sendiri. Dow Fut, yang menunjukan indikasi pergerakan Dow Jones

nantinya sempat anjlok lebih dari 700 poin, yang mengindikasikan melemahnya kinerja bursa Dow Jones nantinya. Kepala Kantor Pusat Informasi Go Public (PIGP) Perwakilan Medan Pintor Nasution di Medan Kamis (10/11) kepada wartawan mengatakan IHSG Rabu sore ditutup -1.030 persen atau berada 5.414,321. Di sesi pembukaan sesi 2 hari ini IHSG sempat anjlok di -2.3 persen tapi di jam-jam terakhir akhirnya IHSG bisa balik arah sehingga di tutup -1.030 persen. Hampir semua indeks yang ada di IHSG pada koreksi alias memerah, sedangkan indeks yang satu2 menghijau hanya indeks Pefindo25. Untuk sektor semuanya pada koreksi alias memerah, sektor yang paling dalam koreksinya adalah sektor Infrastructure di -2,17 persen. Untuk yang lainnya, jelas Pintor, seperti nilai transaksi/ value, frekuensi dan volume saham semuanya masih wajarwajar alias belum ada peruba-

han yang signifikan. Untuk hari ini, dari sisiValue transaksi yang paling besar adalah BUMI (806M), TLKM (592M), ASII (500M), BBCA (389M), BBRI (355M). Nilai tukar Rupiah Gunawan menambahkan pada sesi perdagangan pagi, rupiah sempat melemah hingga ke level 13.288 per dolar AS. Pelemahan rupiah terjadi disaat proses perhitungan tengah berlangsung. Namun rupiah berangsur-angsur membaik kinerjanya. Bahkan saat perhitungan suara di AS selesai, rupiah langsung berbalik menguat. Menjelang sesi penutupan perdagangan (pukul 15.40WIB), rupiah diperdagangkan di Kisaran harga 13.020 per dolar AS. Selama hari ini, rupiah bergerak liar dengan membentuk rentang harga perdagangan yang sangat lebar. Ia menyebut volatilitas pada mata uang rupiah sangat lebar pada hari ini. Hal yang sama juga dirasakan pada hampir semua mata uang yang ada di Asia. “Kemenangan Donald

Trump membuat dolar AS terpuruk. Tren pelemahan dolar AS yang memicu terjadinya penguatan pada sejumlah mata uang dunia termasuk rupiah,” katanya. Gunawan menyebut saat dolar AS melemah, harga emas dunia diyakini akan kembali menguat.Tren penguatan harga emas tersebut membuat harga emas domestic mengalami kenaikan pada perdagangan hari ini. Harga emas rata-rata mengalami kenaikan sebesar Rp10.000 per gram menjadi Rp546.000-an per gram, setelah proses perhitungan suara di AS selesai. Di pasar Asia, katanya, harga emas naik sekitar 1,7 persen di kisaran harga 1.290 dolar AS per Ons Troy nya. Kenaikan harga emas tersebut mengerek kenaikan harga emas domestik. Meski demikian di saat rupiah melemah hingga mendekati 13.300 per dolar AS. Emas lokal sempat melonjak sekitar Rp20.000 per gramnya. Namun memang berbalik setelah rupiah menguat mendekati level Rp13.000. (wie)

Transaksi Harian Saham Catat Rp9,6 T MEDAN (Berita): Kemenangan Donald Trump Rabu (9/ 11) sebagai Presiden AS terpilih hingga tahun 2020 mengejutkan pasar. Perkembangan pasar saham domestik menunjukkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Rabu (9/11) ditutup melemah -1,03 persen ke posisi 5.414,32 dari penutupan Selasa (8/11) pada level 5.470,68. Nilai transaksi pada hari kemarin mencapai Rp9,60 triliun, di atas rata-rata nilai transaksi harian yang sebesar Rp6,58 triliun. Sementara itu, investor asing mencatatkan net selling sebesar Rp 56,06 miliar. Secara akumulatif, investor asing telah membukukan net buying senilai Rp31,18 triliun sejak awal tahun. Rupiah berdasarkan kurs Bloomberg melemah ke level Rp13.099 per dolar AS dari posisi hari sebelumnya sebesar Rp13.084 per dolar AS. Kepala Kantor Pusat Informasi Go Public (PIGP) Perwakilan Medan Pintor Nasution di Medan Kamis (10/11) kepada wartawan mengatakan beberapa perkembangan dari dalam negeri lainnya yaitu Bank Indonesia (BI) menilai PDB Indonesia kuartal IV masih bisa tembus 5,1 persen. Aksi ekspansi pemerintah pada kuartal IV-2016 di-

harapkan akan memberi sumbangan yang lebih besar ke sektor publik dan mendorong pertumbuhan ekonomi. Deklarasi harta & repatriasi tax amnesty hingga awal November mencapai Rp3.903 triliun. Berdasarkan angka deklarasi dan repatriasi tersebut, jumlah penerimaan uang tebusan amnesti pajak mencapai Rp98,1 triliun atau sekitar 59,45 persn target Rp5 triliun hingga akhir program. Rasio kredit bermasalah (NPL) bank per September 2016 turun menjadi 3,1 persen. “Hal ini sejalan dengan menurunnya NPL, penyaluran kredit bank sudah mulai bergerak pada akhir tahun ini,” kata Pintor. Ia menambahkan untuk pasar saham, PT PP Properti Tbk. (PPRO) akan mendapatkan pinjaman baru dari PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. (BBTN) sebesar Rp320 miliar. Pinjaman dari BBTN ini merupakan pinjaman baru kedua pada tahun ini, setelah perjanjian kredit dengan PT Bank ICBC Indonesia senilai Rp400 miliar. PT Timah (Persero) Tbk. (TINS) akan menjadi holding BUMN tambang. Setelah menjadi bagian dari holding BUMN tam-

bang, perseroan tidak dapat mengeksplorasi bisnis di luar sektor timah karena perseroan hanya diperbolehkan mengembangkan diversifikasi bisnis yang ada saat ini. Mayoritas kreditur setuju resktrukturisasi utang PT Bumi Resources Tbk. (BUMI) senilai Rp135,78 triliun. Perseroan dan kreditur menyepakati nilai saham untuk konversi utang sebesar Rp926,16 per lembar saham. Saham-saham di bursa AS menguat signifikan dengan indeks Dow Jones menguat 1,4 persen, indeks S&P 500 naik 1,1 persen dan indeks Nasdaq naik 1,2%. Penguatan ini mengejutkan investor global yang sebelumnya melakukan aksi jual merespon situasi terkini politik AS. Pasar berbalik arah ke teritori positif setelah mengalami volatilitas, menyusul pidato dari Donald Trump yang memenangi Pilpres AS melawan calon presiden dari Partai Republik Hillary Clinton. Trump berhasil memenangi suara di sejumlah negara bagian dengan kecenderungan mengambang, bukan merupakan wilayah tradisional Partai Republik maupun Partai Demokrat yang selalu menjadi kunci dalam pemenangan kursi presiden, seperti Ohio dan Flo-

Prospek Ekonomi Triwulan IV Tumbuh Membaik MEDAN (Berita): Ke depan, prospek pertumbuhan ekonomi triwulan IV tahun 2016 diperkirakan membaik karena akan ditopang oleh kegiatan konsumsi sejalan dengan perayaan Natal dan akhir tahun. Terjaganya daya beli masyarakat didorong oleh tren perbaikan harga komoditas. Menjelang akhir tahun kegiatan investasi khususnya pemerintah juga diperkirakan membaik. Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Sumatera Utara Ahmad Difi Johansyah Kamis (10/11) mengatakan faktor risiko diantaranya terkait dengan ketidakpastian cuaca yang masih tinggi yang dapat mengganggu produksi bahan pangan dan jalur distribusi. Secara kumulatif, sampai dengan triwulan III 2016, eko-

nomi Sumatera Utara tumbuh 5,15 persen. “Dengan demikian, ekonomi Sumatera Utara diperkirakan masih akan tumbuh bias ke atas di kisaran 5,1-5,5 persen,” katanya. Pertumbuhan ekonomi Sumatera Utara pada triwulan III 2016 masih cukup kuat yang tercatat 5,28 persen (yoy). Pertumbuhan ekonomi tersebut diatas pertumbuhan ekonomi nasional yang mencapai 5,02 persen (yoy). Sesuai dengan faktor musimannya, kegiatan ekonomi di Provinsi Sumatera Utara yang diukur dengan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) menunjukkan perlambatan dari 5,5 persen (yoy) pada triwulan sebelumnya. Masih cukup baiknya kegiatan ekonomi Sumatera Utara juga tercermin pada

DENGAN MEMBAYAR PKB-BBN KENDARAAN BERMOTOR

TEPAT WAKTU

pertumbuhan ekonomi triwulanan yang mencapai 3,00 persen, sedikit lebih rendah dibanding triwulan yang sama tahun sebelumnya (3,22 persen). Perlambatan ekonomi terutama pada external demand sejalan dengan melambatnya pertumbuhan ekspor yang dibarengi dengan meningkatnya pertumbuhan impor. (wie)

rida. Trump resmi menjabat sebagai Presiden ke-45 Amerika Serikat efektif pada 20 Januari 2017 mendatang. Menurutnya, ada sejumlah penjelasan mengapaWall Street justru menguat menyusul kemenangan Trump yang mengejutkan yakni Trump mengucapkan pidato kemenangan di hadapan ribuan pendukungnya di NewYork. Isi pidatoTrump sangat berbeda dengan gayanya saat kampanye yang berapi-api dan sering menyerang kanan-kiri. Dalam pidato kemenangannya, Trump mengucapkan terima kasih pada Hillary Clinton. Ia mengatakan AS berhutang budi kepada Clinton karena beliau telah mengabdi selama 30 tahun bagi negara ini. Pidato kemenangan yang disampaikan Trump memunculkan harapan bahwa politik yang ia tempuh akan lebih moderat dibandingkan sebelumnya. Para pelaku pasar juga mencoba mengevaluasi potensi ekonomi yang muncul dari menangnyaTrump, yang berencana memangkas pajak dan menggenjot infrastruktur seperti jalan dan jembatan hingga rumah sakit. Kemenangan Trump dari partai Republik diikuti pula kemenangan mayoritas Partai Republik di U.S Senate dan U.S House of Representative. Hal ini diharapkan akan berdampak positif dalam pengambilan keputusan presiden dan dapat menyeimbangkan atau meredam Trump untuk bertindak kontroversial. Dengan terpilihnya Trump, probabilitas kenaikan suku bunga The Fed semakin besar. Hal ini karena sebelumnya Trump menuding Ketua The Fed, Janet Yellen yang terus menahan suku bunga hanya semata-mata secara politik ingin mendukung Barack Obama dan juga Hillary Clinton. (wie)

VIMAX CAN AD A CANAD ADA RAJANYA OBAT PEMBESAR MR.P Menambah ukuran panjang maupun diameter Penis Memperlancar & Meningkatkan aliran darah ke penis Kuat, Keras, & Tahan Lama Mengobati Impoten

PUSAT PELANGSING DI SUMUT Menurunkan Berat Badan 8-12 Kg/Bln

TERSEDIA KOSMETIK:

TANPA DIET KETAT TANPA BUANG-BUANG AIR BESAR TANPA EFEK SAMPING

PELANGSING FRUIT PLANT PENINGGI BADAN USA PENGGEMUK BADAN PERONTOK BULU > DLL

CIALIS HERBAL

O BBA KUA A T KU A T PRIA

Kuatkan ereksi seketika, tahan lama berulang2, & meningkatkan gairah smlm suntuk, aman ke jantung

MAXMAN LINTAH PAPUA PLANT VIAGRA LILONG (KLG)

EGEL SPRAY SRIGALA V6 TIAN dll

BERARTI TURUT MENUNJANG PEMBANGUNAN

T E R BBUKTI UKTI BBUKAN UKAN JJANJI, ANJI, HANY ALIT HANYAA DISINI TERLENGKAP & BERKU BERKUALIT ALITAA S

SUMATERA UTARA

ALUNG 0812 1094 4445

Dinas Pendapatan Provinsi Sumatera Utara

BB PIN: 2A48C75C

Jl. SEI WAMPU NO. 147 SIMP BARAT/DEPAN ALFA MIDI Jl. SM RAJA NO. 2 SIMPANG RAMBUNG MERAH P.SIANTAR Jl. T.AMIR HAMZAH NO. 80 + 20 METER RM. SIANG MALAM BINJAI PEMESANAN LUAR KOTA DI PAKET LEWAT L300, 1 HARI SAMPAI


Sumut

6

Berita Sore Selasa 15 November 2016

Proyek Gedung Kantor DPRD Labusel Dinilai Janggal Kotapinang(Berita):Pelaksanaan proyek APBD Tahap ke-3 pembangunan gedung kator DPRD Kab. LAbuhanbatu Selatan (Labusel) dinilai banyak kejanggalan.

Hal tersebut dikatakan ketua LSM LPPAS-RI dilokasi, Sabtu (10/11). “ Ini terlihat janggal, padahal pembangunan gedung kantor

DPRD Labusel ini sudah dikerjakan tiga tahap, tetapi sampai sekarang belum ada satu ruanganpun yang bisa dipergunakan.” katanya.

Dia menilai , dana yang terkucur untuk pembuatan kantor DPRD tersebut termasuk pemborosan anggaran, hampir keseluruhan setiap proyek yang nilainya puluhan miliar rupiah dilakukan bertahap atau dianggarkan kembali pada tahun anggaran berikutnya. Data dihimpun, pembangunan gedung kantor DPRD oleh Dinas PU Labusel dianggarkan sejak tahun 2014 dengan nilai Pagu Rp4 miliar dikerjakan

Asyik Berjudi Sambil Isap Ganja Dua Pemuda Gol BINJAI (Berita) Sat Reskrim Polsek Binjai Timur, berhasil mengamankan dua pemuda yang sedang asik bermain judi sembari mengisap ganja. Meskipun ada pemain judi melarikan diri saat digrebek di Jalan Nuri Lingkungan 3, Kelurahan Mencirim, Binjai Timur, Minggu (13/11) pukul 01.00 wib. Informasi yang diperoleh, saat polisi melakukan penggerebekan ada 4 pemuda yang sedang main judi di pos Siskamling. Dimana dua diamankan dan dua lagi melarikan diri. Operasi ini berawal dari informasi yang diterima anggota polsek Binjai Timur. Yang mengatakan kalau di lokasi yang dimaksud sering dijadikan lapak untuk berjudi. Kemudian petugas melakukan pengintaian, dan ternyata benar ada empat pemuda sedang berjudi. Dan akhirnya polisi berhasil mengamankan Angga Setiawan (27) warga Jalan Enggang, Lingkungan 3, Kelurahan Mencirim, Binjai Timur dan Indra Wijaya Gultom (34) warga Jalan Nuri, Lingkungan 3, Kelurahan Mencirim, Binjai Timur. Sementara itu kedua teman mereka Andre (25) warga Jalan Nuri, Kelurahan Mencirim, Binjai Timur dan Uja (25) warga Jalan Juanda, Kelurahan Mencirim, Binjai Timur, melarikan diri. Dari penangkapan itu, polisi hanya mengamankan 28 kartu domino dan uang tunai Rp 120 ribu. Saat polisi menggeledah para tersangka yang diamankan, polisi menemukan 1 amplop ganja kering. Menurut Indra Gultom, sebelum mereka bermain judi, mereka lebih dulu membeli ganja dan pesta ganja sembari bermain judi. “Kalau yang ini sisanya. Rencananya mau kami pakai lagi habis main judi,” katanya. Kapolsek Binjai Timur AKP Ngemat Surbakti yang dikonfirmasi membenarkan

BS/ian

Kedua tersangka saat berada di Mapolsek binjai timur usai diamankan penangkapan tersebut. “Saat ini kedua pelaku masih diamankan di Polsek. Untuk awalnya, kami masih proses kasus perjudian, untuk ganja itu masih kami periksa siapa pemiliknya dan siapa yang menjual kepada mereka,” jelas Kapolsek. (ian)

kegiatan ini antara lain : Ketua PIMANSU Drs. Zulkarnain Nasution MA, Materi disajikan dengan sangat menarik. Para peserta diajak untuk menyaksikan beberapa video yang terkait dengan pencegahan HIVAIDS. Para penderita HIV- AIDS tidak perlu dijauhi/dikucilkan. Penularan HIV tidak terjadi karena bersentuhan, penularannya terjadi melalui empat(4) jenis cairan : asi, cairan vagina, cairan sperma dan darah, sehingga yang perlu kita lakukan adalah menjauhi penyakitnya bukan orangnnya. Selain video mengenai HIV-AIDS, para peserta juga dijelakan berbagai jenis narkoba dan dampak yang dapat ditimbulkan jika mengkonsumsi narkoba. Menyalahgunakan Narkoba atau obatobatan yang tidak ada resepnya dari dokter dapat merusak brain dan body, sehingga diharapkan para peserta dapat hidup sehat, berprestasi tanpa narkoba. Turut Hadir dalam kegiatan sosialisasi tersebut, Kapolsek Pangkalan Brandan AKP Welder Sidabutar, Pelda TNI Abdulah Nazaruddin mewakili Koramil 18/ Brandan Barat, Ketua Brandaners Hj. Dra. Lilis Susman SpdI, Perwakilan Danyon Marinir 8 Tangkahan Lagan, Pemuka Agama dan Pemerhati Narkoba di Pangkalan Brandan, Iriansyah . Mari kita mulai dari kita sendiri untukuntuk mencoba HIDUP SEHAT, BERPRESTASI, Kemudian tularkan kepada orang disekitar kita. Sehat Generasiku, Maju Bangsa ku.(bhn).

R-PAPBD Madina 2016 Rp1,5 T Disyahkan PANYABUNGAN(Berita):Rancangan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (R-PAPBD) Kabupaten Mandailing Natal (Madina) Tahun Anggaran 2016 di sahkan DPRD Madina melalui Paripurna, Minggu(13/11)yang disaksikan oleh seluruh SKPD dan Muspida serta masyarakat. Sidang paripurna pengesahan RPAPBD Madina TA 2016, di pimpin langsung Ketua DPRD Madina Hj Lely Hartaty di dampingi wakil Ketua DPRD Ir Zubeir Lubis, Harminsyah Batubara, dan di hadiri Bupati Madina Dahlan Hasan Nasution, FKPD Madina, Kepala SKPD Madina. Ketua DPRD Madina dalam pidatonya menyampaikan RAPBD Tahun anggaran 2016 Madina yang di sepakati untuk di evaluasi Gubernur yaitu, pendapatan sebesar Rp 1.541.735.349 (Satu Triliun Lima Ratus empat puluh satu miliyar tujuh ratus tiga puluh lima juta delapan ratus lima

BS/Tgh Rp14 miliar sudah digelontorkan untuk proyek pembagunan gedung kantor DPRD Kab. Labusel yang sudah dikerjakan dengan tiga tahapan hanya menghasilkan bangunan besar berlantai dua dengan tiang-tiang beton dan belum berdinding, di Desa Sosopan, Kec. Kotainang Labusel.

212 Desa Di Tapsel Belum Terima Dana Desa Tahap II

Pimansu, Brandaners Sosialisasi Narkoba & Pencegahan HIV-AIDS P.BRANDAN (Berita) : Pimansu ( Pusat Informasi Anti Narkoba Sumatera Utara ) dan Brandaners mengelar kegiatan Sosialisasi Pencegahan HIV-AIDS dan Narkoba di Sekolah yang bertempat di Aula gedung SMA Dharma Patra Pangkalan Brandan. Kegiatan ini diikuti oleh 350 orang peserta yang terdiri dari 300 siswa dan 50 Guru SMA/SMK. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Kepala BNNP Sumatera Utara AKBP H.Drs SuyosoSH.MH. Sabtu (12/11). AKBP H.Drs Suyoso SH MH, menyampaikan bahwa permasalahan HIV AIDS dan narkoba sudah merusak tatanan hidup masyarakat tanpa mengenal usia,status sosial, jenis kelamin. Korban terus meningkat dari pelajar, mahasiswa,IRT,pegawai,dll. Kelompok terbesar adalah remaja yg merupakan penerus bangsa. yang merupakan pintu masuk dunia, rentan terhadap penularannya. Pemerintah telah melakukan berbagai upaya untuk menekan dan menanggulanginya, salah satunya melalui sosialisasi dan penyuluhan. Kepala BNNP Sumut itu juga, menyampaikan bahwa diadakan kegiatan ini antara lain memberikan pemahanam yang lebih dalam terhadap masalah penanggulangan dan pencegahan HIVAIDS dan Narkoba di sekolah sehingga selesai acara dapat diimplementasikan di masyarakat, khususnya di Pangkalan Brandan. Narasumber yang dihadirkan pada

PT.Kolega. Kemudian pada tahun 2015 dianggarkan kembali pembangunan gedung kantor DPRD tahap II dengan Pagu Rp6 miliar dikerjakan PT.Karya Prima Kontrindo. Pada tahun 2016 dianggarkan kembali pembangunan gedung kantor DPRD tahap III dengan nilai Pagu Rp4 miliar dikerjakan PT.Viola Cipta Mahakarya. Dengan demikian, total anggaran yang sudah dikucurkan Dinas PU Labusel untuk pembangunan gedung kantor DPRD tersebut sebesar Rp14 miliar. PPK Dinas PU Labusel, Rambe mengatakan, gedung kantor DPRD Kab. Labusel dibagun diatas lahan seluas 3232,87 meter persegi dan proses pekerjaan sudah tiga tahapan sejak tahun 2014. “Pemba-ngunan gedung kantor DPRD dijerjakan sudah tahap III, sesuai kontrak pembangunan tahap III sudah selesai dikerjakan pada awal bulan September 2016 kemarin oleh PT.Cipta Viola Mahakarya,” kata Rambe diruang kerjanya. (Tgh)

puluh satu ribu tiga ratus empat puluh sembilan rupiah). Kata dia, Belanja Daerah yang di sahkan Rp 1.655.448.653.820 (satu triliyun Enam Ratus lima puluh lima miliyar empat ratus empat puluh delapan juta enam ratus lima puluh tiga ribu delapan ratus dua puluh rupiah.Disebutkan, untuk pembiayaan daerah yang di sahkan, Rp 113.712.802.471 (Seratus Tiga belas Miliyar tujuh Ratus dua belas juta delapan ratus dua ribu empat ratus tujuh puluh satu rupiah). Bupati Madina Dahlan Hasan Nasution, mengucapkan terimakasih kepada Anggota DPRD Madina yang telah menyetujui RPAPBD TA 2016. untuk di evaluasi ke Gubernur sumut. Mudah mudahan dengan anggaran yang sudah di setujui DPRD ini, bisa mensejahterakan Masyarakat Madina. Dan menambah pembangun di Madina ini.(Isk/Mfr)

TAPSEL ( Berita): Memasuki pertengahan Bulan November 2016, sebanyak 212 desa di Tapsel, belum menerima dana desa tahap kedua. Pemerintah Kabupaten Tapsel sejauh ini belum juga mengucurkan Anggaran Dana Desa tahap II ke 212 desa di Tapsel, meskipun bulan ini sudah memasuki pertengahan Bulan November 2016. padahal jauh sebelumnya, Menteri Perdesaan, Pembangunan daerahTertinggal dan Transmigrasi, Marwan Jafar sewaktu menjabat dahulu telah menegaskan, pencairan dana desa dibagi dua tahap, yaitu untuk tahap awal dicairkan di Bulan Juli, Agustus, September dengan 60%, sedangkan 40% lagi, diperuntukkan untuk Bulan Oktober, November, Desember. Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa, H.Ginda Uli Pasaribu, S.Sos melalui Kabid Pemerintahan Desa, Maratinggi Siregar, dikonfirmasi dikantornya, JalanWillem Iskandar Sadabuan Kota P.Sidimpuan, Rabu (09/11), membenarkan hal itu, katanya, anggaran dana desa dari 212 desa daerah Kabupaten Tapanuli Selatan sejauh ini, belum ada yang menerima dana tahap ke dua, “ Iya memang benar, dana tersebut belum ada desa yang sudah menerimanya, “ ujarnya. Namun, saat disinggung kendala kenapa dana desa tahap II belum juga dikucurkan, Maritinggi menyebutkan, masingmasing desa katanya, sejauh ini masih disibukkan dengan pekerjaan menyusun laporan pertanggung jawaban untuk dana desa tahap pertama 60%. “ Kita selalu sarankan kepada seluruh desa, agar secepatnya membuat laporan pertanggungjawaban dana tahap pertama itu, namun sampai hari ini belum juga ada desa yang sudah menyerahkannya, sehingga terganjal untuk pencairan dana desa tahap II berikutnya,”sebutnya.(Rong)

Sosialisasi Brihgt GAs 5,5 Kg Batu Bara (Berita): Sales Excekutive (SE) Pertamina, Hanggowo,menggelar sosialisasi penggunaan brihgt gas 5,5kg untuk mengantikan tabung elpiji 3kg, diaula kantor Bupati Batubara kec lima puluh,kamis (10/11). Dalam arahanya Hanggowo menyampaikan,bright gas 5,5kg merupakan program Pemerintahan Pusat untuk mengantikan pengunaan gas 3kg yang selama ini digunakan oleh masyarakat. Dalam rangka sosialisasi tersebut pihak Pertamina membuka gerai penukaran tabung gas elpiji 3 kg menjadi bright gas 5,5kg dengan sasaran PNS dijajaran Pemkab Batubara,kata Hanggowo. Dalam sambutan Bupati Batubara yang diwakili Kabaq Humas Andri Rahadian AP menyampaikan,pihaknya hanya dapat mengimbau dan mengajak para PNS di Pemkab Batubara untuk beralih ke tabung gas non subsidi.Salah satunya tabung bright gas 5,5 Kg. (als)

Peringatan Hari Pahlawan Di Batubara Batu Bara (Berita) :Untuk mengemban misi kejuangan dalam mewujudkan prikehidupan bangsa yang merdeka, bersatu,berdaulat,adil dan makmur,?Bangsa Indonesia khususnya jajaran Pemkab.Batubara setiap tanggal 10 November tetap memperingati hari pahlawan sebagai momentum reflektif untuk memberikan makna atas para pahlawan kusuma bangsa. Demikian teks sambutan Khofifah Indar Parawansa Menteri Sosial RI disampaikan Bupati Batubara H.OK.Arya Zulkarnain SH,MM pada Peringatan 10 November 2016 dilapangan hijau Bola Kaki Limapuluh Kamis (10/11). Kata OK Arya,bangsa yang kuat adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawanya,dengan satu tekad dan ketulusan untuk saling bahu membahu dan dilandasi nilai integritas,etos kerja dan gotong royong,maka bangsa Insonesia dapat mengatasi berbagai masalah yang melanda saat ini. Upacara Peringatan Hari Pahlawan 10 November,Bupati Batubara melanjutkan pengambilan Sumpah Janji PNS sebanyak ± 300 orang.Bupati juga melanjutkan dengan penyerahan satunan dari BPJS Ketenaga Kerjaan KCP Batubara,serta pemberian santunan kepada 65 orang veteran diKabupaten Batu bara berupa satu buah kain sarung dan uang tunai sebesar Rp 1 jt/orang.(als)

Dinkes Madina Peringati HKN Ke 52 MADINA(Berita):Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal (Madina) melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 52, Jum’at (11/11) di Tapian Siri-siri Syariah, Panyabungan.Kepala Dinas Kesehatan Drg. Ismail Lubis dalam laporannya menyampaikan bahwa peringatan HKN ke 52 bertemakan Indonesia Cinta Sehat, dengan sub tema Masyarakat Hidup Sehat Indonesia Kuat. Penyebaran informasi kesehatan juga katanya perlu dilakukan, serta mengajak masyarakat agar berprilaku hidup bersih dan sehat. “Kita perlu meningkatkan semangat kepedulian, komitmen dan gerakan nyata pembangunan kesehatan yang harus diperjuangkan oleh seluruh komponen bangsa,” ujar Drg. Ismail.Peringatan HKN juga dirangkaikan dengan senam massal dan bakti sosial bekerja sama dengan BPJS dengan target 2.200 ibu, pemeriksaan dini kanker mulut rahim IVA (inspeksi visual dengan asan asetat). Sebelumnya, pada tanggal 7-8 Nopember kemarin juga sudah mengadakan lomba cerdas cermat kader Posyandu desa, lomba penyuluhan petugas pronbes, lomba PHBS tingkat TK dan SD, lomba gerakan cuci tangan tingkat TK serta lomba penyuluhan bersalin di fasilitas kesehatan.Pantauan Berita tampak hadir Wakil Bupati Madina H. M. Jakfar Sukhairi Nasution beserta ibu, Kapolres Madina, Ketua PKK, Ketua DPRD, Kejari, serta beberapa SKPD di lingkungan Pemkab Madina. (Isk/Mfr)

Dinas PUD Madina Terus Selesaikan Program Pembangunan Madina(Berita):Pemerintah yang sekarang ini Minggu(13/11) dibawah Komando Drs.H.Dahlan Hasan Nasution sebagai Bupati dan HM.Jafar Sukhaeri Nasution sebagai Wakil Bupati Mandailing Natal akhir-akhir ini mulai menggenjot ketertinggalan diberbagai pembangunan yang telah dituangkan dalam Visi dan Misinya dan kalau kita pinjamkan istilah dari H.Amru Daulay.SH “ Saya Lari 100, SKPD saya minimal harus Lari 85,-100 juga” kalau tidak siap-siap untuk ditinggalkan dalam program pembangunan. “ Dalam hidup ini ada suka dan duka, dalam memimpin ada yang senang dan banyak yang tidak suka, jika ada orang yang tidak senang dengan pekerjaan yang telah kita lakukan adalah hal yang wajar sekali, jangan sampai anda sebagai anak buah saya larut dalam masalah itu, tapi laksanakan pekerjaan sesuai dengan yang telah diamanatkan kepadamu,” ujar Mantan Bupati Madina H.Amru Daulay.SH kepada Stafnya beberapa tahun lalu ketika meninjau pelaksanaan pembangunan Drainase yang ada disepanjang Jalan Willem Iskander dan Jalan Merdeka Panyabungan waktu lalu. Mungkin iya, untuk Mempercepat pembangunan infrastruktur guna

menggenjot pertumbuhan ekonomi masyarakat di Madina dan pemerataan pembangunan diberbagai desa/kelurahan maupun kecamatan yang merupakan salah satu poin di dalam visi misi bupati/wakil bupati Dahlan-Sukhairi. Selain di bidang infrastruktur, meningkatkan pengelolaan sumber daya alam dan nilai tambah sektor pertanian juga tercantum dalam Visi dan Misinya,maka Plt.Kadis PUD Kab.Madina Syahruddin.ST terus melakukan langkah-langkah positif guna untuk menyahuti seluruh harapan masyarakat dan terus melangkah untuk menjalankan program yang telah dipercayakan oleh bupati kepadanya. Memang, jabatan Kepala Dinas Pekerjaan Umum Daerah ( PUD) bagi siapa sajapun PNS di Negara Republik Indonesia ini adalah jabatan yang membuat jantung PNStersebut kadang-kadang naik turun, sebab dalam membuat kebijakankebijakan untuk memuaskan seluruh masyarakat adalah suatu pekerjaan yang bagaikan makan buah simalah kama, sebab pasti ada ada saja elemen masyarakat yang kurang senang melihatnya dan bahkan ada juga masyarakat yang serakah dan jika tidak dipenuhi maka siapa sajapun pejabatnya dianggapnya tidak benar.(Isk/Mfr)

Bupati : KKM Jadi Ikon Ekonomi Kereatif di Madina MADINA(Berita): Kampoeng Kaos Madina (KKM) merupakan salah satu ikon ekonomi kereatif di Kabupaten Mandailing Natal (Madina). Mengingat peran sertanya selama ini dalam mengembangkan berbagai program untuk serapan tenaga kerja di daerah itu.Hal itu disampaikan Bupati Madina Drs. Dahlan Hasan Nasution ketika berkunjung ke markas KKM Jalan Jambu Kelurahan Sipolu – polu Kecamatan Panyabungan, bersama Gus Irawan Pasaribu (Ketua KONI Sumut) bersama rombongan Jum,at(11/11). Pada kesempatan itu bupati juga mengatakan akan menyumbangkan satu set Gordang Sembilan beserta pelatihnya kepada KONI Sumut. “Saya menghimbau kepada khususnya elemen di Lingkungan Pemkab Madina untuk mendukung program eknomi kreatif yang digagas oleh KKM Group” ujarnya.Menurut Dahlan, hal tersebut bukan tanpa alasan sebab dari penglihatannya selam ini KKM bagaimana peran sertanya mengangkat dan memberdayakan generasi muda Madina. “Kegiatan ini kita lihat demi berkurangnya debit penganguran di daerah kita. Tentu juga selaras dengan program nasional untuk mengurangi penganguran” ujar bupati. Begitu juga katanya erat kaitanya apa yang dilakukan KKM Group serapan tenaga kerja generasi muda otomatis mengalihkan pemakaian narkoba ditengah

masyarakat. ” Karena saya lihat semua pekerja di KKM umumnya masih generasi muda, dan pesan saya kepada Direktur KKM adinda Sobir Lubis supaya tetap sabar dan giat dan terus berinovasi demi Bumi Gordang Sembilan” katanya. Dan bupati disela acara juga menunjukkan desaian Batik Madina untuk memajukan program yang dimaksud.Sementara Gus Irawan Ketua KONI Sumut juga Ketua Komisi VII DPR RI itu mengucapkan terima kasih atas pemberian 1 set gordang sembilan kepada KONI Sumut bertujuan untuk membumikan kesenian daerah Madina di kancah Nasional. “Saya mengapresiasi perkembangan KKM Group, karena saya terus mengikutinya, apalagi setiap ke Madina saya selalu datang kemari. Sehingga tahu perkembangannya untuk itu kita harapkan teruslah berkarya utamanya pada Direktur Sobir Lubis” ucapnya.Ketua Kampoeng / Direktur KKM Sobir Lubis SH dalam sambutanya, terima kasih atas perhatian bupati dan Gus Irawan. Dan KKM lahir sejak 2008 dengan produk diantaranya, Kaos, Batik, Kain Tenun, Miniatur Bagas Godang, Alat Kesenian dan lainnya. “Kalau mau sejarah Mandailing datang ke KKM” ujarnya juga pengurus KADIN Sumut dan memiliki tugas khusus dari Ketua Kadinsu memebrikan buah pemikiran tentang ekonomi kereatif. (Isk/Mfr)

HIMPAUDI Madina Selenggarakan Diklat Kurikulum 13 MADINA(Berita):Pengurus Daerah Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (PD HIMPAUDI) Kabupaten Mandailing Natal (Madina) menyelenggarakan Diklat Kurikulum 13 Pendidikan Anak Usia Dini, di aula Polres Madina, Sabtu (12/11). Peserta terdiri dari 145 guru PAUD se Madina dan direncanakan kegiatan tersebut berlangsung selama dua hari, Sabtu sampai dengan Minggu (12 – 13/11). Diklat dibuka oleh Kadis Pendidikan Madina yang diwakili Kabid PLS Irsan Daulay, S.Pd.MM.Demikian disampaikan Ketua Panitia Diklat Baginda Martua, S.Sos, yg juga Kepala Bidang Diklat dan Pelatihan di HIMPAUDI Madina.

Ketua HIMPAUDI Madina Hj.Yusnaimah, S.Pd kepada Berita usai pembukaan diklat menyampaikan bahwa tujuan diklat tersebut adalah untuk menciptakan guru PAUD yang berkualitas. “Betapa pentingnya ilmu untuk mendidik anak, semoga guru-guru PAUD se Madina bisa dapat menyerap apa-apa yang disampaikan narasumber, sehingga menjadi guru yang berkualitas,” tandasnya. Tampak hadir dalam kesempatan itu, KUPT Dinas Pendidikan Kecamatan Panyabungan Dirwan Batubara, S.Pd, Kasi PAUD Zamruddin Rangkuti, A.Ma.Pd Sementara narasumber yakni Sri Kasiani Hutabarat, S.Pd AUD, Aminah Yunus, S.Pd MM, dan Irsan Daulay, S.Pd.MM. (Isk/Mfr)


Sumut

Berita Sore Selasa 15 November 2016

7

BC TP-C Teluk Nibung Musnahkan Barang Seludunpan TG. Balai (Berita): Kepala Kantor Pengawasan Dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Paean C ( BC-TP-C ) Teluk Nibung Tanjungbalai musnahkan berbagai jenis barang bukti seludupan. Kamis (10/11) di lokasi Gudang BC Panton Bagan Asahan.

Balpres sebanyak 483, 19 karung pakai bekas, 64 jenis barang campuran serta 2874 karung bawang merah. KPPBC TMP -C Teluk Nibung Fuad Fauzi mengatakan sejumlah barang bukti yang dimusnahkan merupakan hasil penindakan petugas BC Tahun 2015-2016. Seluruh barang bukti barang haram itu sebagai milik

Negara yang telah dikuasai Negara, Balpres, Pakaian Bekas, Bawang Merah serta jenis lainnya . Pemusnahan dilakukan dengan cara dibakar dan ditimbun didalam lobang telah disediakan dilokasi gudang BC. Fuad Fauzi, menambahkan barang bukti ini bukan hanya hasil penindakan petugas BC dan juga ada barang bukti hasil tangkapan Polres Labura dan ini merupakan sinerginya

kerjasama petugas BC dengan aparat terkait lainnya. Pemusnahan barang bukti dan barang haram seludupan tersebut dihadiri dan disaksikan unsur Muspida. Polras Tanjungbalai-Asahan, Kejari, Danramil, Dinas Krantina Tumbuhan Pelabuhan Teluk Nibung, serta terkait lainnya, dan pemusnahan barang haram tersebut ditandai dengan penanda tanganan pihak terkait BC.-(SYN).

PAPBD Labura Rp.1,048 T

BS/SYN

Barang Bukti Barang Haram Hasil Penindakan BC-TP-C Teluk Nibung sedang dimusnahkan dilokasi gudang BC Bagan Asahan oleh Aparat terkait BC.

750 Peserta Ramaikan HKN Ke-52 Di Langkat Stabat (Berita): 750 peserta ramaikan rangkaian kegiatan peringatan Hari Kesadaran Nasional (HKN) ke-52 di tahun 2016 di Kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Langkat, Selasa (8/11). Bertindak sebagai pelaksana kegiatan adalah Dinas Kesehatan Kabupaten Langkat yang dalam peringatan tahun ini mengadakan beberapa rangkaian kegiatan, sebut saja donor darah, senam sehat, jalan santai, lomba nyanti, lomba balita sehat, lomba dokter teladam, lomba kader teladan, lomba bidan desa terampil, sunat massal, pemberian bingkisan kepada calon pensiunan dan pemberian santunan kepada 30 anak yatim. Dari 750 peserta tersebut, keseluruhannya berasal dari staf Dinas Kesehatan, staf Puskesmas dan Rumah Sakit se-Kab. Langkat, DWP Dinas Kesehatan Langkat, anak yatim dan pensiunan Dinas Kesehatan Langkat. Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu SH ditempat terpisah mengatakan, menyambut peringatan HKN di Langkat adalah sebuah tradisi yang selalu dilaksanakan sebagai bentuk penghargaan kepada seluruh orang yang berjasa dalam dunia kesehatan di Langkat. “Mengabdi dalam dunia kesehatan itu sangatlah mulia, olehkarena itu, setiap tahun, peringatan ini dilaksanakan guna mengevaluasi sejauh mana pekerjaan mulia

tersebut dilaksanakan dan diaplikasikan” sebut Ngogesa. Ngogesa menambahkan, untuk evaluasi tersebut, Ngogesa mengintruksikan Kadis Kesehatan Langkat beserta jajarannya agar terus menunjukkan eksistensi yang produktif dalam kemajuan kesehatan di Langkat. “Karenannya, disamping menyambut dengan semangat peringatan ini, rasa syukur dan evaluasi kinerja juga merupakan hal yang terpenting bagi seluruh pegawai di Dinas Kesehatan Langkat guna mendukung terwujudnya peningkatan derajat kesehatan di Kabupaten Langkat,” harap Ngogesa. Sementara itu, Kadis Kesehatan Langkat Sadikun Winato menjelaskan bahwa rangkaian kegiatan sudah berlangsung sejak 3 November lalu, dimana kegiatan diawali dengan donor darah yang berlangsung aula Dinkes. Selanjutnya, pada Senin (14/11), peringatan upacara HKN ke-52 akan digelar di halaman kantor Bupati Langkat dan diakhiri, Jum’at (18/11), rangkaian kegiatan sosial dan resepsi HKN ke-52 tahun 2016 akan diselenggarakan di Bukit Lawang Kecamata Bahorok. “Semoga ini dapat menggelorakkan semangat pegawai di Dinas Kesehatan Langkat untuk terus mengabdi dan berkarya bagi dunia kesehatan di Langkat” harapnya.(Rel).

Bupati Langkat Tinjau Pembangunan Jembatan Di Desa Perihiasan Selesai Langkat (Berita): Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu SH tinjau pelaksanaan pembangunan jembatan Sei Wampu yang berlokasi di Desa Perhiasan, Kecamatan Selesai, Senin (7/11). Kedatangan Ngogesa ke lokasi pembangunan Jembatan disambut Camat Selesai Eka Depari SSTP yang didampingi oleh staf Kecamatan dan sejumlah Kepala Desa di Kecamatan Selesai. Didampingi Sekda H. Indra Salahudin, Kadis PU Bambang Irawadi, Kepala Inspetur H.Amril dan rombongan lainnya, Ngogesa mengungkapkan bahwa pembangunan jembatan tersebut ditujukan untuk mempermudah akses masyarakat dalam beraktivitas, dengan adanya jembatan ini, secara otomatis, jarak tempuh dari desa ke desa lainnya tidak terlalu jauh lagi. “Olehkarena itu, demi terwujudnya tujuan tersebut, saya akan senantiasa meninjau pelaksanaan pembangunan jembatan itu awasi, jaga dan rawat” kata H.Ngogesa. Lanjut Ngogesa, pelaksanaan pembangunan jembatan ini diperkirakan akan segera berakhir pada bulan November 2016, namun walaupun demikian, kecepatan pengerjaan harus diimbangi dengan kualitas Jembatan yang baik dan sesuai dengan Basetagenya.

“Semoga, jembatan ini dapat bermanfaat untuk masyarakat sekitar, sehingga laju pembangunan di Langkat akan terus membaik seiiring kerjasama seluruh pihak dalam mendukung perkembangan pembangunan di Langkat” harap Ngogesa. Untuk diketahui bahwa Jembatan yang dibangun di datas sungai Wampu yang terletak di Desa Perhiasan Kecamatan Selesai ini dibangun dari beberapa waktu yang lalu dengan pangjang 150 M dan Lebar 6 Meter yang akan menghubungkan Desa Tanjung Putri,Sei Musam, Sejagat Kecamatan Bahorok dan Desa Setungkit,Bukit Lembasa,Kampung Bali Kec.Wampu. Nantinya, hasil kebun dan pertanian yang menjadi unggulan desa Perhiasan dan desa-desa lainnya di Kecamatan Selesai dapat dengan mudah terakses pengirimannya, baik itu ke Kecamatan Binjai, Wampu dan daerah lainnya. Selanjutnya, setelah selesai pengerjaan jembatan nantinya, Bupati Langka H.Ngogesa Sitepu ,SH akan meresmikannya sekaligus ucapan rasa syukur kepada Allah SWT yang telah meridho’i pelaksanaan pembangunan jembatan itu demi kemajuan pembangunan di Langkat yang kita cintai.(Rel).

DWP Langkat Adakan Pertemuan Bulanan Stabat (Berita): Keluarga Besar organisasi Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Langkat selenggarakan pertemuan bulanan yang berlangsung di ruang pola kantor Bupati Langkat, Rabu (20/7). Pada pertemuan bulan ini, bertindak sebagi tuan rumah adalah DWP Dinas Pertambangan Langkat yang diketuai oleh Ny .Tutu Indarsih Iskandar dan dihadiri oleh seluruh pengurus DWP Kab. Langkat dan pengurus dari DWP Unit Dinas,Badan dan Kantor . DalampertemuantersebutKetuaDWPLangkat Ny. Hj. Roro Endang Salahudin mengatakan bahwa selama ini seluruh pengurus dan anggota DWP Langkat telah memberikan andil besar bagi kemajuan organisasi dan Pemerintah Kabupaten Langkat, salah satunya adalah dengan melaksanakan kegiatan-kegiatan yang bernuansa religius, sosial dan educatif. “Setiap pelaksanaan program, kita selalu melakukan evaluasi, diantaranya, setiap bulannya, DWP mengadakan pertemuan yang ditujukan sebagai evaluasi atas program-program yang telah

dilaksanakan sekaligus mematangkan rencana program yang sedang dan akan dilaksanakan sehingga tujuan yang diharapkan dapat tercapai dengan baik” kata Endang. Endang menambahkan, dalam mengevaluasi, tentunya memerlukan saran dan masukan dari seluruh pengurus dan anggota DWP Langkat, agar saran dan masukan tersebut dapat bermanfaat bagi kesuksesan program DWP Langkat. Endang berharap, dengan adanya pertemuan ini, kebersamaan dan kesuksesan DWP Langkat dalam program-programnya dapat terealisasi dengan baik, sehingga organisasi DWP Langkat menjadi bagian dalam pencapaian kesuksesan visi-misi Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu SH terkait Langkat yang unggul, sejahtera dan mandiri. Sementara itu, Ketua DWP Unit Dinas Pertambangan Langkat Ny. Tuti Indarsih Iskandar mengatakan bahwa kegiatan ini secara rutin dilaksanakanolehDWPLangkat,demimemperkuat kebersamaan dan keselarasan DWP Langkat dalam memberhasilkan segala program-program yang dicanangkan.(Rel)

AEKKANOPAN (Berita) : Bupati Labuhanbatu Utara Kharuddin Syah SE menyampaikan nota pengantar Rancangan P-APBD TA 2016 dalam sidang paripurna DPRD Labura,sidang dipimpin Ketua DPRD Drs Ali Tambunan dan dihadiri Sekdakab Drs H Edy Sampurna Rambey MSi, asisten dan pimpinan SKPD. Dikatakannya, dalam penyampaian KUA PPAS P-APBD TA 2016 lalu terdapat beberapa hal mendasar yang mempengaruhi perubahan yaitu alokasi bantuan keuangan dari Pemprovsu, pengalokasian Dana Alokasi Khusus (DAK) baik fisik dan nonfisik serta tambahan DAK, berubahnya alokasi dana kapitasi dan klaim BPJS yang secara khusus telah ditetapkan peruntukannya. Demikian juga adanya penyempurnaan gaji dan tunjangan termasuk pembayaran tunjangan hari raya kepada PNS dan pejabat negara serta anggota DPRD. “Pada APBD murni TA 2016 jumlah PAD direncanakan sebesar Rp843,873 miliar. Dan dalam rancangan P-APBD TA 2016 direncanakan menjadi sebesar Rp1,048 triliun mengalami pertambahan sebesar Rp204,835 miliar atau naik 24,27%,” katanya. Lebih rinci disebutkannya, PAD direncanakan sebesar Rp36,839 miliar lebih, PAD dari perimbangan direncanakan sebesar Rp890,829 miliar lebih dan lain-lain pendapatan daerah yang sah direncanakan Rp121,040 miliar lebih. Setelah mendengar nota pengantar, pimpinan sidang menskor hingga Selasa dengan agenda mendengarkan pandangan fraksi-fraksi atas nota pengantar yang diajukan bupati.- (DiN Hsb)

Pemkab Paluta Peringati Hari Pahlawan Paluta(Berita) :Upacara peringatan Hari Pahlawan tahun 2016 tingkat Kabupaten Padang Lawas Utara (Paluta) di AlunAlun Kota Gunung Tua, Pasar Gunung Tua, Kecamatan Padang Bolak, Kamis (10/11) berlangsung sukses dan lancar. Upacara yang mengangkat tema ‘Satukan Langkah Untuk Negeri’ dipimpin oleh Bupati Paluta Drs H Bachrum Harahap dan diikuti oleh seluruh SKPD Se-Paluta, OKP, TNI dan Polri. Dalam upacara itu Danramil 05/PB Kapten (INF) Tenggar Harahap bertindak sebagai perwira upacara dan Danramil Dolok Kapten (INF) J Siregar bertindak sebagai komandan upacara. Turut hadir dalam upacara itu, wakil bupati H Riskon Hasibuan, pimpinan DPRD Paluta, Plt Sekda Paluta Tongku Palit Hasibuan SE Ak Msi, Kejari Paluta, Kapolsek Padang Bolak, Pimpinan SKPD Se-Paluta serta puluhan para veteran. Dalam amanat Menteri Sosial RI yang dibacakan Bupati Paluta Drs H Bachrum Harahap dikatakan bahwa peringatan hari pahlawan dapat dijadikan sebagai refleksi tentang pengorbanan, keteladanan dan keteguhan untuk menggapai harapan masa depan, dengan terus bekerja dan bekerja dalam rangka mewujudkan masyarakat adil dan sejahtera sebagai cita cita perjuangan bangsa. (ikh)

Berita Sore / Birong RT

Proyek drainase saluran air di jalan lintas Imam Bonjol Padangmatinggi, kota P.Sidimpuan saat ini sedang tahap pembangunan,Kamis (10/11)

Warga Sambut Baik Pembangunan Drainase P.SIDIMPUAN (Berita): Warga masyarakat Kota Padangsidimpuan menyambut baik adanya pembangunan sarana drainase di sepanjang Jalan lintas Imam Bonjol Padangmatinggi Kota P.Sidimpuan. Informasi dihimpun Berita dilokasi, Kamis (10/11) dari salah satu warga sekitar, Khoirul (37). Ia mengatakan dengan adanya pembangunan drainase disep anjang jalan Imam Bonjol, Kota P.Sidimpuan, masyarakat tidak khwatir lagi akan adanya banjir yang mengancam permukiman warga bila hujan deras mengguyur. “ Kami sangat berterima kasih dengan adanya pembangunan parit ini, besar harapan kami kepada Dinas terkait agar menekankan kepada pihak rekanan agar proyek parit ini dikerjakan sesuai

mestinya,” ujar Khoirul. Sebelumnya, warga maupun pedagang yang berhuni di seputaran pinggir jalan Imam Bonjol tersebut selalu merasa khwatir bila akan adanya ancaman cuaca hujan, kata mereka, bila hujan terus mengguyur, arus air selalu meluap ke permukiman warga akibat kondisi drainasenya dalam keadaan buruk dan tidak berfungsi lagi mengalirkan arus air. Amatan Berita, Kamis (10/11) Pekerjaan Pembangunan Drainase di seputaran Jalan Imam Bonjol, Padangmatinggi, Kota P.Sidimpuan berasal dari Dinas Tata Ruang Dan Permukiman ( Tarukim) Provinsi Sumatera Utara UPT.P.Sidimpuan, dengan pagu anggaran 920 juta lebih. Kini sisi kanan dan kiri badan jalan, saat ini sedang tahap pekerjaan. (Rong)

Pelebaran Jalan Tingkatkan Perekonomian Warga PALUTA (Berita) : Untuk memperlancar jalur transportasi di Kabupaten Paluta, pemkab membuka jalan lingkar dengan anggaran Rp6.889.778.000. Pembangunan jalan lingkar disertai peningkatan dan pelebaran jalan akan dimulai dari Simpang Paranginan, Desa Huta Lombang, Kecamatan Padang Bolak menuju Desa Gunung Manaon, Kecamatan Portibi. Proyek yang didanai dari anggaran tahun 2016 ini diketahui dibagi atas tiga paket dengan panjang 9 kilometer dan lebar 22 meter. “Dibagi atas tiga paket dengan dana anggaran Rp6,8 miliar dari tahun anggaran 2016,” kata Kadis PU dan PE Paluta n Ramlan melalui Kabid Bina Marga M Nuh Pulungan, Selasa (8/11). Untuk saat ini, kata dia, peningkatan dan pelebaran sudah dilakukan karena tidak ada permasalahan dengan lahan warga. Sebab, sebelumnya juga sudah dilakukan sosialisasi soal pembangunan jalan lingkar kepada warga yang lahannya terkena proyek pembangunan. Kegiatan proyek yang sedang berlangsung saat ini berupa pengerukan untuk saluran drainase, lapisan pondasi bawah, kemudian dilanjutkan lapisan pondasi atas. Sementara salah satu warga sekitar Adi Putra Harahap berharap, dengan adanya proyek peningkatan dan pelebaran jalan di daerahnya bisa memacu laju pertumbuhan ekonomi bagi warga sekitar. Apalagi jalan yang sedang dibangun ini berupa jalan lingkar akan tembus dari Kecamatan Padang Bolak menuju Kecamatan Portibi. (IKH)

Jangan Gunakan Dana Desa Untuk Pilkades PALUTA (Berita) : Para kepala desa (Kades) yang akan mengikuti pesta demokrasi pemilihan kepala desa (Pilkades) secara serentak pada awal Desember 2016 mendatang diingatkan agar tidak menggunakan dana desa untuk pembiayaan termasuk dalam hal tahapan-tahapan kegiatan pilkades. Jika terbukti, para kades petahana harus siap-siap beurusan dengan hukum, apabila menyelewengkan dana desa untuk biaya pilkades. “Kami ingatkan dari sekarang, jangan karena di desa akan melaksanakan pilkades, lantas para kades yang akan mencalonkan dirinya kembali, seenaknya menggunakan dana desa yang sudah turun. Baik untuk kebutuhan administrasi maupun keperluan operasional sebagai calon. Ini rawan penyelewangan dana desa oleh calon kades petahana,” Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa/Kelurahan Kabupaten Paluta, Hamdan Sukri Siregar Ssos MM mengatakan, bahwa tahapan pelaksanaan pilkades tahun ini sudah memasuki tahap penelitian berkas calon dan penyampaian visi dan misi cakades yang dilaksanakan oleh panitia kabupaten sejak 21 Oktober hingga 14 November mendatang. Sementara untuk penetapan calon tetap kepala desa dilaksanakan pada tanggal 17 November. Hamdan kembali mengingatkan, bahwa untuk jumlah cakades yang akan bersaing pada pilkades serentak di 110 desa di wilayah Kabupaten Paluta dibatasi minimum dua orang dan maksimal lima orang. (ikh)

Beritasore/Boy Aprizal

Kendaraan tempur jenis tank untuk pertama kali melintas di jalan protokol Pangkalanberandan dalam acara kirab kota peringatan HUT Marinir Ke_71. Kendaraan baja itu mengelilingi Kota Pangkalanberandan dan banyak masyarakat yang menaiki kendaraan tempur tersebut.

HUT Ke 71 Korp Marinir Meriah P.BRANDAN(Berita): Puncak perayaan Peringatan HUT Ke71 Korp Marinir yang digelar di Lapangan Petro Ria Pertamina Pangkalanberandan, Minggu(13/11) berlangsung meriah. Acara yang digelar Batalyon Infanteri_8 Marinir itu diwarnai berbagai kegiatan sehingga tampak semarak. Begitu juga antusias masyarakat yang menyaksikan sangat besar. Sebelumnya, Yonif_8 Marinir dalam menyambut HUT Ke 71 Korp Marinir menggelar kegiatan olahraga seperti sepakbola, bola voli dan bulutangkis. Selain itu juga ada diperlombakan Ekstrim Trail, off road, dan lainnya. Pada acara puncak, Yonif_8 Marinir juga menggelar marcing band,demontrasi keahlian prajurit ,kirab,pameran alutsista , doorprize dan sebagainya. Danyonif _8 Marinir Letkol Mar Sudrajat Suhana Putra mengatakan kegiatan ini digelar untuk masyarakat Kab

Langkat dan Sumut umumnya. Dia berharap dengan adanya kegiatan ini akan mempererat tali silaturahmi dan persaudaraan.”Saya merasa bangga dengan antusias masyarakat. Ini menunjukkan bahwa Marinir dekat dengan rakyat,”ujarnya. Sementara Bupati Langkat yang diwakili Langkat Subianto dalam kesempatan itu mengucapkan selamat Durgahayu Korp Marinir Yang Ke_71.”Semoga kerjasama Pemerintah Kabupaten Langkat dengan Yonif_8 Marinir dapat terus terjalin,”harapnya. Turut menghadiri acara puncak tersebut, Kapolres Langkat AKBP Mulya Hakim Solichin, Kepala BNN Langkat, Camat Sei Lepan Faizal Rizal Matondang, tokoh masyarakat Zainal AK, Pjs Manager RUU II Pertamina Pangkalanberandan Jonny Sirait dan undangan lainnya.(bap)

Cakra FC Juara Marinir Cup 2016 P.BRANDAN(Berita): Kesebelasan Cakra FC Tangkahan Lagan Kecamatan Sei Lepan sukses menjuarai turnamen sepakbola Marinir Cup usai menang tipis 1_0 atas tim Tunas Muda Lubuk Kasih di Lapangan Marinir Yonif_8 Tangkahan Lagan,Rabu(9/11)sore.Lagafinalberjalanmenarik, kedua tim tampil ngotot dengan saling menyerang dan peluang yang didapat selalu gagal dalam penyelesaian. Hingga usai peluit turun minum skor tetap 0-0. Di awal babak kedua tim Cakra FC yang diasuh pelatih Nurmansyah berhasil unggul 1-0 setelah gol semata wayang itu dicetak melalui kaki Hari Ramadhan menit ke-46. TimTunas Muda mencoba membalas dengan bermain menyerang. Namun, pertahanan cakra yang solid membuat serangan yang dilancarkan timTunas Muda selalu kandas. Begitu juga peluang yang didapat tim Tunas Muda di depan gawang selalu gagal. Hingga wasit meniup peluit panjang pertanda pertandingan berakhir skor 1_0 tidak

berubah untuk keunggulan tim Cakra. Sebelumnyaperebutantempatketigaturnamen sepakbola dalam rangka HUT Korp Marinir Ke _71 ini diraih Sinar Brandan Kecamatan Babalan usai menekuk tim Putra Perlis Desa Perlis Kecamatan Brandan Barat dengan skor telak 3_0. Usai laga final, pelatih Cakra FC Nurmansyah ketika ditemui wartawan mengaku puas dengan permainan anak asuhnya. Dia berharap anak anak terus bermain baik sehingga meraih prestasi membanggakan. “Kita berharap kegiatan seperti ini terus digulirkan sehingga anak anak terhindar dari pengaruh narkoba,” harapnya. Untuk hadiah diberikan pada saat acara puncak HUT KE 71 KOPRS MARINIR pada 13 November 2016 mendatang di lapangan Petro Ria Pertamina Pangkalanberandan. Acara dimeriahkan denganberbagaikegiatansepertimarchingband,demontrasi keahlian prajurit ,kirab,pameran alutsista , dan lainnya.(bap)


Sumut

8

Berita Sore Selasa 15 November 2016

Cabe Merah Di Tapsel Tembus Rp.100 Ribu TAPSEL (Berita): Kenaikan harga cabe merah akhir - akhir ini, terasa pedas bagi pedagang, maupun pengunjung pasar. Bahkan di bulan November ini, harga cabe merah di beberapa Pasar di daerah Tapanuli Selatan terus meningkat hingga tembus Rp.100 ribu per kilogram.

Lonjakan harga cabe merah di sejumlah pasar tradisional di wilayah Kab.Tapanuli selatan saat ini, membuat sejumlah Ibu rumah tangga (IRT) mengaku kaget. menurut mereka lonjakan harga tersebut diluar perkiraan masyarakat. Nita (34) pengunjung pasar tradisional Batangtoru mengaku kaget atas lonjakan harga cabe merah saat ini, menurut-

nya kenaikan harga cabai merah saat ini sangat drastis spontan bila dibandingkan dengan harga sembako lainnya. “ Aku tidak menyangka harga cabe merah saat ini begitu mahal, padahal dua minggu lalu, saya peroleh masih berkisar Rp.80 Ribu Per - Kilogramnya,” ungkapnya kepada Berita, Senin ( 14/11). Hal yang sama juga diung-

kapkan Hasbi Hsb (33) salah satu pedagang cabe merah, ia mengatakan, tingginya harga modal di peroleh dari pemasok membuat pedagang terpaksa menaikkan harganya, alhasil minat pembeli yang datang berbelanja cabai tiap harinya menjadi berkurang. “ Ya mau gimana lagi, mau gak mau terpaksalah kita ikuti harga dari pemasok, yang jelas kita juga tidak ingin rugi,” ujarnya. Sementara Kadiskoperindag Kab.Tapanuli Selatan, Rustam Efendi Hasibuan melalui Kabid Perdagangan, M.Ali Harahap mengatakan, lonjakan harga cabai di Pasar tradisional Tapsel, terjadi baru sekitar seminggu lalu.

“ Dari data surve kita dilapangan, lonjakan harga cabe merah tembusnya Rp.100 Ribu perKilogramnya terjadi baru di Bulan November ini, sedangkan pada Bulan September dan Oktober silam, kenaikan harga masih bertahan Rp.80 Ribu per - Kiligramnya,” sebutnya. Dan salah satu faktor penyebab lonjakan harga cabai terus meningkat, kata Ali, diakibatkan kondisi cuaca dalam dalam kurun waktu tiga bulan terahir ini musim penghujan, dan mengakibatkan kebanyakan petani cabai gugur panen, sehingga berdampak jumlah pasokan barang masuk ke daerah maupun dipasaran menjadi terbatas.(Rong)

Nasdem Madina Peringati HUT Ke 5

Berita Sore/Firman Zebua

Tanaman Obat Keluarga milik Desa Hiliotalua Kecamatan Gido Kabupaten Nias.

Program TOGA Membantu Masyarakat Nias (Berita) : Program Taman Tanaman Obat Keluarga (Toga) sangat membantu masyarakat dalam penanggulangan atau pertolongan sementara apabila mengalami sesuatu penyakit sebelum mendapatkan penanganan secara medis di rumah sakit. Ketua tim penggerak PPK Desa Hiliotalua Kecamatan Gido Kabupaten Nias Nyonya Siti S.Lawolo kepada wartawan mengatakan bahwa program dimaksud merupakan program tim penggerak PKK desa Hiliotalua yang telah lama dicanangkan mengingat karena kawasan desa Hiliotalua berjauhan dari puskesmas. Berbagai jenis tanaman obat-obatan yang ditanami oleh warga merupakan tanaman jenis Herbal dan tidak mengandung efek samping apabila di konsumsi atau dipergunakan oleh seseorang yang menderita sesuatu penyakit. Selain pembuatan taman tanaman obat keluarga (Toga) milik desa, masing masing keluarga juga memanfaatkan pekarangan rumahnya untuk menanami tanaman obat-

obatan dari sejumlah tanaman yang selama ini sering dipergunakan untuk mengobati warga yang menderita sesuatu penyakit antara lain luka bakar, gejala malaria, luka sayatan benda tajam, influensa, dan berbagai jenis penyakit lainnya. Berbagai jenis tanaman obat-obatan yang telah ditanami dan tumbuh subur di desa Hiliotalua antara lain : Daun mutiara, Kumis Kucing, jerango, jenis tanaman kunyit, bunga matahari, tanaman kina dan sebagainya yang diprediksi hampir seribuan jenis tanaman obat-obatan yang tumbuh subur disetiap pekarangan milik warga. ketua tim penggerak PKK desa Hiliotalua juga mencanangkan kedepan kiranya perhatian pemerintah untuk merencanakan berbagai pelatihan dan pembinaan terhadap warga masyarakat agar ada peningkatan pengetahuan masyarakat sehingga pada gilirannya program ini menjadi komoditi peningkatan pendapatan masyarakat desa Hiliotalua untuk mendapatkan tempat yang strategis terutama pada pemasaran berbagai jenis tanaman obat-obatan tradisionil keluar daerah Nias. (fmz.)

Warga Sumut Bangga Laporan Khusus : Budi Hermanto Nasution, Pangkalan Brandan Good afternoon generals( Selamat sore Jenderal ) Edy Rahmayadi, salam ini rasanya sangat pantas kita serukan kepada jenderal bintang tiga tersebut, sebangai warga Sumatera Utara umumnya dan Kabupaten Langkat pada khususnya, tak disangka anak sumut bisa menduduki posisi strategis dimiliter yakni menjadi pangkostrad plus dihari Pahlawan kemarin 10 November 2016 terpilih di arena Kongres menjadi Ketua PSSI Pusat. BS/budi nasution Berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor : Kep/ Pangkostrad Letjen Edy Rahmayadi yang juga adalah Ketua 593/VII/2015 tanggal 25 Juli terpilih hasil Kongres PSSI Pusat, Kamis10 November 2016. 2015 ditugaskan menjadi puasa Senin - Kamis. Pangkostrad menggantikan Jenderal TNI Tidak hanya mendegarkan pendapat dan Mulyono yang telah menjadi KSAD, Letnan pemikiran, Bang Edy juga ingin Jenderal TNI Edy Rahmayadi lahir di mendapatkan informasi dari wartawan, Sabang Aceh, 10 Maret1961 berumur 54, terutama tentang kondisi sosial masyarakat berdasarkan Keputusan Panglima TNI khususnya di Sumut dan “penulis sendiri Nomor: Kep/593/VII/2015 tanggal 25 Juli merasakan jabatan salam dari Jenderal 2015 ditugaskan menjadi Pangkostrad Berbintang Tiga dan berdialog” tentang Uji menggantikan Jenderal TNI Mulyono yang Kompetensi Wartawan (UKW) yang telah menjadi KSAD. dilaksanakan Persatuan Wartawan IndoneLetnan Jenderal TNI Edy Rahmayadi, sia( PWI) Sumatera Utara, bulan Agustus lulusan Akademi Militer tahun 1985 lalu di Garuda Plaza Medan. berpengalaman dalam bidang infanteri Kesan penulis kepada sang jenderal “Jabatan sebelumnya adalah Panglima Berbintang tiga tersebut adalah sosok “ Kodam I/Bukit Barisan”. jantan nan flamboyan” peduli terhadap “Anak dari Alm. Kapten olahraga, terbukti dengan prestasi PSMS TNI Rachman Ishaq, penduduk asli Medan menjadi juara tournament Piala Kota Medan”, Edy Rahmayadi pernah Kemerdekaan dan ini tentunya menjabat sebagai Komandan Yonif Linud mendapatkan apreasiasi khusus dari 100/Prajuri Setia yang bermarkas di pencinta sepak bola di Sumatera Utara. Namu Sira-Sira, Langkat, Provinsi Dimulai dari sini, Carrier membina Sumatera Utara. Panglima Komando Cadangan Strategis Sepakbolanya terus berkembang dan Akhirnya Kamis 10 November 2016, terpilih Angkatan Darat ( Pangkostrad ), Image menjadi Ketua Persatuan Sepakbola Seluruh keras,tegas dan kasar segera hilang pada Indonesia ( PSSI ). sosok, Letnan Jenderal TNI Edy Rahmayadi Selamat bertugas, “mengemban amanat berubah menjadi berwibawa, santun dan menjaga keamanan dan kedaulatan bangsa bersahaja agamais, taat menjalankan plus melakukan pembinaan Sepakbola perintah agama dengan penuh keimanan, Seluruh Indonesia kami warga masyarakat bukan hanya taat menjalankan ibadah Sumatera Utara sangat bangga kepadamu” Sholat lima waktu, Informasi yang diterima Good Afternoon Generals. ***. Penulis, Bang Edy juga rajin melaksanakan

MADINA(Berita):Partai Nasdem Kabupaten Mandailing Natal (Madina) menggelar perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 5 di kantor DPD, Jln Willem Iskander Sipolu – polu, Panyabungan, Jum’at (11/11) malam.HUT Partai Nasdem itu sendiri digelar secara sederhana dengan nonton bareng pidato Ketua Umum Nasdem Pusat, Surya Paloh di Metro TV. Pantauan Berita selain Ketua Nasdem Madina HM Daud Lubis, Sekretaris H. Amir Husin Hasibuan didampingi Wakil Ketua I Bapilu Muhammad Ali Nasution, terlihat juga hadir kader – kader Partai Nasdem Madina.Ketua DPD Nasdem Madina, HM Daud Lubis usai nonton bareng pidato Surya Paloh kepada Berita menyampaikan bahwa, Partai Nasdem akan terus komitmen mengawal perubahan, dan mendukung pembangunan Pemkab demi masyarakat Madina yang maju dan sejahtera. “Dalam rangka HUT Partai Nasdem yang ke 5, DPD Partai Nasdem Madina mengadakan nonton bareng pidato Ketua Umum Surya Paloh,” ujar dia.Nasdem katanya bukan menciptakan politikus, tapi Nasdem akan menciptakan atau melahirkan negarawan.Dalam kesempatan tersebut, Daud juga mengapresiasi kader – kader Nasdem yang menyempatkan diri hadir dalam HUT Partai Nasdem yang ke 5 meski perayaannya sederhana, nonton bareng pidato Ketua Umum Nasdem Pusat, Surya Paloh. (Isk/Mfr)

Partai Nasdem Paluta Verifikasi Faktual Internal PALUTA(Berita) : Dewan Pimpinan Daerah Partai Nasional Demokrat (NasDem) Kabupaten Padang Lawas Utara (Paluta) lakukan verifikasi faktual internal pengurus DPD dan DPC se Kabupaten Paluta di kantor DPD Partai NasDem Paluta di Huta Lombang, Desa Gunung Tua Julu, Kecamatan Padang Bolak, Sabtu (5/11). Kegiatan verifikasi faktual internal ini dihadiri oleh perwakilan DPP Partai NasDem Syiar Siagian, perwakilan DPW partai NasDem Sumut yang juga korda Tabagsel H M Samin Pane beserta rombongan, Plt ketua partai NasDem Paluta H Arjuman Esry Efendi Harahap, anggota DPRD Paluta dari partai NasDem yakni Henri Aristian Silalahi, Kaspolan Siregar dan Sapnawati Nasution serta ratusan pengurus DPD, DPC partai NasDem yang tersebar di 9 kecamatan wilayah Kabupaten Paluta. Pelaksana tugas ketua DPD Partai NasDem Paluta H Arjuman Esry Efendi Harahap mengatakan, selain untuk persiapan menghadapi pelaksanaan Pemilihan Umum, baik Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada), Legislatif maupun Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 mendatang, verifikasi dimaksud juga guna mempersiapkan verifikasi factual yang diperkirakan akan dilakukan KPU mulai Januari 2017 mendatang.(IKH)

Calon Sekda Paluta Harus Komunikatif Paluta(Berita) :Seleksi calon Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Padang Lawas Utara (Paluta) yang sudah dibuka pendaftarannya mendapatkan perhatian khusus dari sejumlah kalangan. Para pemerhati ini berharap agar Sekda terpilih punya kemampuan mumpuni. Terutama soal komunikasi, kemampuan manajerial, hingga kemampuan memimpin. Sementara Ketua AMPI Paluta Gusti Putra Hajoran Siregar SE menilai, Sekda wajib memiliki komunikasi bagus dengan semua kalangan. Terutama dengan bupati, pegawai hingga DPRD sebagai mitra Pemkab. Jika itu bisa dijalankan tentu akan memudahkan tugas-tugas bupati dalam menjalankan program. Perlu diketahui, Pansel Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Paluta, telah menyeleksi berkas pendaftaran sembilan pelamar. Dari sembilan yang mendaftar dua pelamar dinyatakan gugur seleksi administrasi setelah pendaftaran ditutup tanggal 21 Oktober 2016 lalu. Dari sembilan pendaftar, Tujuh orang dinyatakan lulus seleksi tahap administrasi yakni H Mara Lobi Siregar, Ssos MM, Burhan Harahap SH, Ridi AP MM, Haholongan Siregar SE MM, kemudian Drs Anwar Benni MM, Drs Ali Akbar Siagian MM dan Syarifuddin Harahap. Sementara dua calon lainnya Makmur Harahap ST dan Mahlil Rambe dinyatakan tidak lulus karena tidak melengkapi berkas persyaratan. Pengumuman tersebut tertuang dalam pengumuman pansel Nomor: 800/10/PANSEL-JPTP/PALUTA/ 2016 tertanggal 21 Oktober 2016. (IKH)

Dilaporkan Mengancam, Divonis Percobaan Pembunuhan Rantauprapat, (Berita): Terdakwa Timur Nainggolan (54), warga Dusun Barisan, Desa Teluk Binjai, Kecamatan Kualuh Hilir, Kabupaten Labuhanbatu Utara (Labura) divonis 3 tahun penjara karena melakukan percobaan pembunuhan terhadap Bilmar Sagala, dalam persidangan di PN Rantauprapat, Selasa (8/11). Vonis tersebut dinilai janggal oleh penasehat hukum terdakwa, karena sebelumnya terdakwa dilapor ke Polisi dalam kasus pengancaman, bukan kasus percobaan pembunuhan. Kepada wartawan, penasehat hukum terdakwa Timur Nainggolan Ahmad Ansyari Siregar, SH, MH dan rekan mengatakan, awalnya saksi pelapor Bilmar Sagala melaporkan Timur Naingolan ke penyidik Polsek Kualuh Leidong atas perbuatan pengancaman dan disangkakan atas pasal pengancaman atau ancaman kekerasan sesuai pasal 335 ayat (1) huruf (e). Namun dalam dakwaan JPU dan putusan hakim, terdakwa disangkakan dan divonis melanggar pasal 338 jo pasal 53 KUHP tentang percobaan pembunuhan. Hal itu telah disampaikan dalam eksepsi Penasehat hukum dalam persidangan, namun oleh hakim eksepsi tersebut tidak ditanggapi dan dikesampingikan. “ Atas putusan hakim kita akan melakukan banding, karena banyak kejanggalan dalam kasus ini” ujar Ansyari tegas. Lebih lanjut Ahmad Ansyari Siregar, SH, MH kepada wartawan usai persidangan mengatakan, putusan hakim yang diketuai Darma Simbolon didampingi hakim anggota Deny dan Rinaldi dihadapan Jaksa Penuntut Umum Maulita Sari terhadap terdakwa sangat jauh dari rasa keadilan dan tidak sesuai fakta persidangan. “Kami kecewa dengan putusan majelis hakim karena mengenyampingkan fakta persidangan dan sangat jauh dari rasa keadilan” kata Ansyari. (njung)

(BS/fmz)

Masyarakat desa Lasara Idanoi besama pemerintahan desa sedang melaksanakan pembanunan jalan menuju sentra produksi pertanian milik masyarakat.

ADD 2016 Lasara Idanoi Untuk Pembangunan Jalan Nias (Berita ) : Masyarakat Desa Lasara Idanoi sepakat sasarankan alokasi dana desa 2016 pada perkerasan jalan dari dusun tiga menuju dusun I dan pembukaan badan jalan baru dari dusun tiga menuju dusun dua hal ini dikatakan oleh kepala desa Lasara Idanoi Yeremia Zebua di dampingi oleh Sekdes Yusmin Zebua kepada wartawan dilokasi kegiatan pembangunan jalan dimaksud Dijelaskan bahwa dengan bergulirnya program dana desa (DD) dan alokasi dana desa (ADD) berarti kesempatan masyarakat untuk bekerja sangat terbuka luas serta mengetahui tahapan pelaksanaan secara teknik, tentang pengerjaan pembangunan jalan. Selain itu program dimaksud juga merupakan jawaban penanggulangan pengangguran didesa juga

peningkatan program perluasan kawasan pemukiman masyarakat dan memperlancar transportasi antar desa dan dusun terutama pengangkutan hasil bumi masyarakat di pedesaaan untuk dipasarkan pada lokasi pasar yang strategis. Masyarakat desa Lasara Idanoi mayoritas menggantungkan kehidupannya dari pertanian, perkebunan dan peternakan. Kebanyakan masyarakat bermukim dikawasan yang terisolir, yang sulit dijankau oleh kendaraan roda dua apalagi roda empat. Melalui program dana desa (DD) dan alokasi dana desa (ADD) hal tersebut telah dapat terjawab dan sangat membantu meringankan serta menyemangati masyarakat dalam mengelola usaha pertanian milikknya. (fmz)

Rekontruksi Pembunuhan Buniamin SIBUHUAN (Berita): Kepolisian Sektor (Polsek) Barumun Kab. Padanglawas (Palas), menggelar rekontruksi atau reka ulang pembunuhan Alm. Buniamin Harahap (41), jasad yang ditemukan di kebun karet di Lingk.VI Kel. Pasar Sibuhuan Kec. Barumun, 21 Mei 2015. Kapolsek Barumun AKP Sammailun Pulungan SH, melalui Kanit Reskrim Iptu Erman Tanjung, usai melakukan reka ulang di depan Kantor Polsek Barumun, Rabu (9/ 11) kepada Berita mengatakan, rekontruksi itu dilakukan untuk melengkapi berkas pemeriksaan. Kata Kanit, tersangka pembunuhan sadis itu dilakukan tiga orang pelaku, yakni Saprial Batubara warga pasir jae, Ahmad Tarmiji Pohan Als. Miji warga desa Pagaran Baringin dan Robbis yang diduga otak pelaku kini masih dalam pengejaran atau masuk Daftar Pencarian Orang (DPO) pihak Kepolisian. “Dua tersangka telah berhasil kita ciduk, satu lagi masih dalam pengejaran,”. Ungkap Kanit. Ditambahkannya, para tersangka dikenakan pasal 340 dan 365 ayat (4) dari K.U.H.Pidana dengan ancaman minimal 20 tahun penjara. Dimana dengan sengaja dan dengan direncanakan lebih dahulu menghilangkan jiwa orang lain dan disertai atau diikuti dengan pencurian kekerasan yang mengakibatkan matinya orang lain. Terang Kanit. Pantauan Berita, reka ulang pembunuhan itu dilakukan sebanyak 17 kali adegan. Dimana, awal kejadian ketiga

tersangka merencanakan pembunuhan dan pencurian itu disekitar salah satu Kantor OKP yang berdekatan dengan Tempat Kejadian Perkara (TKP). Tersangka Robbis (DPO) menjelaskan tentang rencana yang akan mereka lakukan, setelah rampung Robbis menghubungi korban dengan alasan ada yang ingin melakukan hubungan yang tidak seharusnya. Sesampainya korban di kebun karet TKP yang dijanjikan, para tersangka menghampiri korban yang saat itu sedang membelakangi mereka. Melihat momen itu, Robbis memberikan kayu broti kepada Saprial Batubara dan langsung memukul bagian leher korban seabanyak tiga kali yang mengakibatkan korban tersungkur dan telungkup diatas tanah. Belum puas melihat kondisi korban, tersangka Saprial Batubara memukulkan batu sebesar biji kelapa kebagian punggung korban dan dibarengi tersangka Ahmad Tarmiji memakai kayu broti serta diikuti Robbis dengan kekuatan mereka bertiga menghujani tubuh korban dengan pukulan. Adegan berikutnya, tersangka Robbis menyuruh kedua rekannya untuk meninggalkan TKP menuju tempat pertemuan berikutnya dan menghabisi korban. Seterusnya, Robbis dengan mengendrai sepeda motor Honda Beat warna merah milik korban yang melewati titik kumpul malah pergi kearah Sibuhuan. Sehingga tersangka Miji kearah Desa Pagaran Baringin, sementara Saprial menaiki beca bermotor (betor) untuk pulang. (tio).

Pembangunan Tanggul Aek Kitang Jadi Prioritas MADINA(Berita): Pasca Banjir dari luapan Sungai Aek Kitang yang melanda Desa Manyabar di Kecamatan Panyabungan Kota, Kabupaten Mandailing Natal, dini hari tadi, Pimpinan DPRD Mandailing Natal Lely Hartaty didampingi Wakil Ketua DPRD Zubeir Lubis dan Ketua Komisi III DPRD Mandailing Natal Erwin Nasution Sabtu( 12/ 11) menyambangi Desa Manyabar, mereka hendak melihat secara dekat kondisi pasca banjir yang melanda desa tersebut . Ketua DPRD Mandailing Natal Lely Hartaty mengatakan, pihaknya akan berkoordinasi dengan Pemerintah seputar penanganan banjir yang kerap melanda Desa Manyabar tersebut, Ketua DPRD mandailing Natal Lely Hartaty berjanji ke depan, penanganan Sungai Aek Kitang yang kerap menimbulkan banjir akan menjadi prioritas Pemerintah dan DPRD untuk penganggaran tahun 2017 nanti.Lely Hartaty mengungkapkan sebenarnya, yang harus menjadi konsentrasi Pemerintah masalah bantaran sungai seharusnya bukan di daerah Gunung Tua namun di daerah Manyabar sekitarnya. Karena jelas ketika Sungai Aek Kitang merupakan anak sungai Ranto Puran. Sementara itu, Pelaksana Tugas Kepala

Dinas Pu Mandailing Natal Syahruddin saat meninjau lokasi banjir mengakui ada dua titik di daerah Sungai Aek Kitang yang harus secepatnya dilakukan penanganan segera, untuk itu, pihaknya telah menurunkan alat berat untuk melakukan pengerukan, sehingga kondisi sungai tidak lagi dangkal, meluapnya air sungai ke pemukiman warga akibat dangkalnya sungai, sehingga sungai tidak mampu menampung debit air ketika hujan tiba . Sahruddin berjanji akan memprioritaskan program pembangunan tanggul Sungai Aek Kitang yang berada di Desa Manyabar, Kecamatan Panyabungan pada TA 2017. Hal ini sesuai dengan koordinasi Pihaknya dengan DPRD Mandailing natal yang sama-sama telah melakukan peninjauan langsung kondisi Sungai Aek Kitang yang kerap meluap dan merendam pemukiman warga.Banjir yang melanda Desa Manyabar dini hari tadi memang saat ini sudah surut, namun demikian, kekhawatiran warga akan terjadinya banjir masih kerap menghantui, warga berharap, pemerintah segera ambil tindakan melakukan pembangunan bantaran sungai atau tanggul sungai sehingga ketika musim penghujan tiba air sungai tidak lagi meluap ke pemukiman warga.(Isk/Mfr)

BNN Madina Adakan Penyuluhan di Desa Siobon Julu MADINA(Berita):Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Mandailing Natal (Madina) adakan penyuluhan di Desa Siobon Julu Kecamatan Panyabungan, hari ini, Jum’at (11/11). Penyuluhan ini dihadiri seluruh masyarakat Siobon Julu, Polsek Panyabungan, Sekdes sekaligus Pj Kepala Desa Abdul Aziz Nasution Nara sumber dari BNN Kabupaten Madina Ns. Faridah, S.Kep, sementara dari pihak kepolisian Iptu Sapariyono.Ns. Faridah, S.Kep kepada Berita menyampaikan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan peran serta masyarakat dalam upaya Pencegahan dan

Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN). Melalui kegiatan ini diharapkan agar masyarakat desa memiliki daya tangkal terhadap penyalagunaan narkoba mengingat desa siobon ini merupakan desa penyangga dari desa rawan narkoba.Sementara itu Pj Kepala Desa Siobon Julu Abdul Aziz Nasution menyampaikan rasa terimakasih kepada pihak BNN dan Polsek Panyabungan serta seluruh masyarakat yang hadir.Lebih lanjut dia mengatakan bahwa sumber dana untuk penyuluhan tersebut bersumber dari dana Dana Desa. (Isk/Mfr)


Aceh

Berita Sore Selasa 15 November 2016

Arena Utama Belum Selesai Pelaksanaan MTQ Ke-34 Agara Tertunda KUTACANE (Berita): Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Ke-34 di Kabupaten Aceh Tenggara (Agara) terpaksa tertunda lagi. Hal itu disebabkan desain arena utama belum selesai dikerjakaan karena cuaca di Agara saat ini musim hujan jadi pekerja sulit mengelasnya, kata Kepala Dinas Syariat Islam Agara Hamidin kepada Berita, Kamis (10/11). Seharusnya pelaksanaan MTQ ke-34 sudah kita gelar pada awal November kemarin tetapi karena arena belum selesai terpaksa ditunda. Direncanakan akan dilaksanakan pada 17 November 2016. Untuk tahun ini MTQ dilaksanakan di Kecamatan Bambel tepatnya di Desa Bambel Gabungan yang merupakan juara umum pada MTQ tahun lalu. “Bagi juara umum MTQ akan kita berangkatkan umroh,” ujar Kadis Syariat Islam Agara Hamidin. (jp/aie)

A9

Blangko E-KTP Kosong, Warga Bisa Urus Surat Keterangan KUTACANE (Berita): Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Aceh Tenggara (Agara) hingga saat ini masih kehabisan blangko E-KTP. Sementara ini bagi warga yang ingin membuat E-KTP untuk penggantinya bisa diurus Surat Keterangan Penduduk di Disdukcapil Agara, kata Kabid Kependudukan Disdukcapil

Aceh Tenggara, Mustafa Kamal kepada Berita, Senin (14/11). Sejak bulan Oktober blangko E-KTP sudah kosong dan tak ada lagi. Kekosongan blangko ini bukan hanya terjadi di Agara

saja tetapi hampir semua daerah di Indonesia. Tetapi Kementerian Dalam Negeri sudah mengeluarkan keputusan bagi warga yang membutuhkan E-KTP bisa mengambil surat keterangan penduduk dari Disdukcapil. Kita sangat berharap agar masyarakat dapat mempermaklumi dan memahami kon-

disi ini. Sebab surat keputusan tersebut akan dipergunakan hingga 6 bulan ke depan. Sementara surat keputusan ini sangat dibutuhkan terutama untuk pemilih yang belum terdaftar dan belum memiliki E-KTP dan batas akhir pengurusannya pada 18 November 2016, jelas Mustafa. (jp/aie)

Dinas Kebudayaan & Pariwisata Agara Gelar Seminar Wisata

Berita Sore/ist

Kepala Puskesmas Kecamatan Kota Kualasimpang Mulyani, S.Kep.

Penilaian Akreditasi Puskesmas Kota Kualasimpang KUALASIMPANG (Berita): Puskesmas Kecamatan Kota Kualasimpang dalam penilaian team akreditasi dari Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, acara penilaian berlangsung mulai dari hari Rabu (9/11) hingga jum’at (11/11), penilaian tersebut langsung dilaksanakan di Puskesmas Kota Kualasimpang, Kampung Kota Lintang, Kecamatan Kota Kualasimpang, Rabu (9/11). Kepala Puskesmas Kota Kualasimpang Mulyani,S.Kep diruang kerjanya, pada Wartawan Berita Sore menyampaikan, yang menjadi unsur penilai dalam akreditasi diantaranya, unsur Pokja UKP, unsur Pokja UKM, Pelajaran diluar Gedung dan di dalam gedung, serta kerjasama dilintas sektor, jelasnya. Diharapkan Puskesmas Kota Kualasimpang dapat menjadi Puskesmas yang terakreditasi, agar dapat meningkatkan pelayanan yang bermutu dan mendapat pengakuan dari team independen, serta pengakuan dari lingkungan Puskesmas itu sendiri, yaitu dari Kecamatan, Kabupaten, Propinsi, juga Pusat, terang Mulyani. Mulyani juga menambahkan, mudah-mudahan puskesmas Kota Kualasimpang menjadi percontohan Puskesmas yang terakreditasi dan sebagai terakreditasi perdana di Aceh, tegasnya. Dalam kesempatan tersebut Mulyani menyampaikan perihal yang telah disampaikan oleh Dr M Nur Fajri, MKes Kepala Dinas Kesehatan kabupaten Aceh Tamiang,”sangat berharap proses akreditasi dapat berjalan lancar, karena akreditasi tersebut sangat membutuhkan biaya yang besar, sedangkan alokasi pendanaan untuk kegiatan tersebut tidak tersedia, dan sebuah ancungan jempol bagi Puskesmas Kota Kualasimpang dapat melaksanakan proses akreditasi secara mandiri, ucap Dr. Fajri. Dr Fajri juga menambahkan,”semoga Puskesmas Kota Kualasimpang bisa terakreditasi dengan nilai memuaskan dan paripurna, tegasnya. Pada acara akreditasi tersebut hadir Camat Kota Kualasimpang, Kapolsek Kota Kualasimpang, Dan Ramil Kota Kualasimpang, serta para tamu undangan lainnya. (hen)

Beralih Ke Provinsi Semoga Tambah Tertib Sekda Provsu dan Sekda Kabupaten dan Kota, telah menandatangi pengalihan Terminal dan Kehutanan beberapa hari lalu di Medan. Dengan pengalihan itu Terminal kelas II dan kehutanan menjadi urusan Provinsi S.Utara. Sebelumnya sudah diserahkan dari Kabupaten dan Kota urusan Sekolah Lanjutan Atas(SMA dan SMK). Sekda Provsu Hasban Ritonga mengatakan pelinpahan kewenangan dari Kabupaten dan Kota kepada Provinsi Sumatera Utara untuk bidang lainnya secara berangsur-angsur dipersiapkan. Setelah diberlakukannya otonomi daerah di tingkat II yakni Kabupaten dan Kotamadya, sempat semua Dinas ditangani daerah tingkat II yakni Pendidikan, Kehutanan, Terminal/Perhubungan. Karena banyaknya tanggung jawab daerah tingkat II tersebut, banyak yang menyimpang dari aturan. Perjadi Pungli di sekolah, pengangkatan kepala sekolah menjadi urusan Bupati dan Wali Kota, demikian juga terjadi perambahan liar dan urusan terminal kurang tertib. Tentu itulah yang dilihat pemerintah pusat belakangan ini, yang kemudian dikeluarkan Undang-undang yang mengaturnya. Memang Indonesia terkenal dengan ujicoba kemudian di batalkan. Bahkan terjadi apa yang disebut genti menteri ganti pula peraturannya. Bidang pendidikan terbanyak hal itu terjadi. Alasan untuk meingkatkan mutu pendidikan. Padahal mutu pendidikan itu termasuk tergantung kepada yang menanganinya di sekolah yakni guru selaku pendidik bukan pengajar . Indonesia terkenal dengan perubahan. Ada karena uji coba ada juga karena memang sudah waktunya ada perubahan itu demi kebaikan. Pendidikan semua beralih kepada daerah tingkat II yang sebelumnya hanya pendidikan dasar. Tapi mulai Januari 2017 pendidikan untuk SLTA(SMA dan SMK) kembali ditangani Pemrintah Provinsi yang sudah ditandatangi penyerahannya dari Pemerintah Tingkat II(Kabupaten dan Kota) Oktober 2016. Sementara Terminal dan kehutanan sudah ditangatangi beberapa hari lalu. Tentu semuanya itu untuk kemajuan dalam arti supaya lebih terpokus ditangani dari Provinsi. Jika terminal diserahkan kepada Provinsi tentu sudah dapat dikendalikan arus lalulintas yang dapat menyenangkan rakyat yang menggunakannya. Tidak lagi ada terminal liar.. Pengamanan di Terminal pun lebih ditangani, sehingga tidak risih menunggu kenderaan yang akan ditompangi. Termasuk ketika hendak membeli tiket. Tentu ini termasuk pengawasan jumlah penumpang dan harga tiket yang selama ini tidak ada jaminan sesuai dengan peraturan. Rakyat jelas akan lebih senang jika penanganan terminal dan kehutanan termasuk pendidikan, akan lebih baik seperti dulu lagi. Hutan tidak sembarangan lagi dirambah, demikian juga dibiarkannya Terminal berlobang dan berlumpur. Termasuk juga tidak banyak lagi keluhan orang tua ketika tahun ajaran baru tiba. Sekolah gratis katanya tapi kutipan uang dari orang tua lebih mahal. Bagaimana pak Gubsu dapat diatur lebih tertib lagi bukan?(ms) Nama dan alamat diketahui redaksi

KUTACANE (Berita): Dinas Kebudayaan & Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Aceh Tenggara (Agara) menggelar seminar wisata yang berlangsung di gedung Kesenian Agara, Sabtu (12/11). Seminar ini diikuti dari berbagai elemen di antaranya pengusaha hotel, pemilik Restaurant atau Rumah Makan, pemilik Travel, Cafe, pemilik Guest House dan pihak terkait lainnya yang bergerak dibidang pariwisata, kata Sekretaris Dinas Kebudayaan & Pariwisata Zahrul SSTP kepada Berita, Sabtu (12/11). Dijelaskannya, untuk seminar ini pesertanya yang hadir sekitar 105 orang, dengan pemateri tim Archepilago atau lembaga resmi sertifikasi pariwisata dari Aceh. Seminar ini hanya dilakukan sehari saja oleh karena itu kita sangat berharap dengan adanya seminar pariwisata ini semua stakeholder terkait terutama pengusaha hotel, travel, guest house, cafe dan lainnya untuk saling bekerja sama me-

Berita Sore/Jufri

Acara seminar pariwisata yang digelar oleh Disbudpar Aceh Tenggara di gedung kesenian Kutacane. ningkatkan dan mengembangkan objek wisata yang ada di Agara khususnya wisata Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL) Ketambe, harap Sekre-

taris Pariwisata Zahrul SSTP. Informasi yang dihimpun Berita, acara seminar itu dibuka oleh Bupati Agara diwakili asisten III Sahidal Kastri, turut hadir

Kadis Kebudayaan dan Pariwisata Agara Bahagia Waty, para kepala SKPK dan tamu undangan lainnya. (jp/aie)

Khofifah Indar Parawansa:

Jadikan Diri Pahlawan Di Negeri ini KUTACANE (Berita) : Pemerintah kabupaten AcehTenggara Provinsi Aceh Kamis pagi (10/ 11) melaksanakan apel bersama dalam memperingati hari Pahlawan Nasional di plataran parkir kantor bupati setempat, jadikan diri jadi pahlawan di negeri ini kata menteri sosial Khofifah Indar Parawansa. Hal itu disampaikan sekda Agara Drs Gani Suhut, MAP dalam membacakan pidato tertulis menteri sosial tersebut, pasca proklamasi kemerdekaan bangsa ini kembali di guncang dengan pertempuran yang terbesar di Surabaya pada 10 November 1945 yang memakan korban terbesar. Dari pertempuran itu kita

mengambil hikmahnya sebagai pelajaran moral sebagai warisan terbaik dari para suhada pahlawan bangsa, warisan mereka bukan politikyangmenakutkan melainkan politik harapan de-ngan keterbatasan bukan menyurutkan semangat dalam berjuang. Pengalaman dalam memperjuangkan dan mempertahankan kemerdekaan menunjukkan karakter kepahlawanan kita miliki daya hidup yang luar biasa dalam menghadapi berbagai rintangan dan penderitaan, pada milad ini kita harus bisa ambil apinya bukan abunya kata Khofifah sepenggal kalimat Bung karno “Semangat Rela Berjuang, berjuang mati-matian dengan penuh Idealisme dan menguta-

makan kepentingan umum atas kepentingan pribadi. Semangat kepahlawanan adalah semanat persatuan, persatuan yang bulat dan mutlak dengan landasan semangat kepahlawanan bagian dari semangat dalam membentuk dan membangtun Negara ini, setiap zaman beda tantangannya dan kita harus bisa meresponnya,. Dalam rangka mencapai prikehidupan kebangsaan yang merdeka,bersatu, berdaulat adil dan makmur, patriotisme progresif harus mengembanfgkan ketahanan bangsa untuk bisa mandiri dalam ekonomi, berdaulat dalam kebudayaan, sejalan dengan Orientasi Trisakti dalam pemerintahan Jokowi-Jk

saat ini menawarkan visi tranformatif “Terwujudnya Indonesia yang berdaulat, Mandiri dan Berkepribadian berlandaskan Gotong Royong”. Ditambahkan lagi dalam gerakan Revolusi Mental diharapkan bisa mendorong gerakan hidup baru dalam bentuk pertembakan cara berpikir, cara kerja, cara hidup yang merintangi kemajuan serta peningkatan dan pembangunancara berpikir, cara kerja, cara hidup yang lebih baik, yang tujuannya untuk mengembleng manusia Indonesia ini menjadi manusia baru yang berhati putih, berkemauan baja, bersemangat elang rajawali, berjiwa apiyang menyalanyala. (aie/jp)

Pemkab Aceh Tamiang Gelar Rapat Mukim Dan Datok Penghulu KUALASIMPANG (Berita): Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang laksanakan rapat rutin dengan Kepala Mukim dan Datok Penghulu, yang digelar di tribun belakang Kantor Bupati Aceh Tamiang, Senin (7/11). M Fariz, S.STP Kepala Mukim dan Kampung pada sekretariat Daerah Kabupaten Aceh Tamiang dalam laporannya menyampaikan,”rapat koordinasi tersebut dilaksanakan tiga bulan sekali, dalam rapat tersebut dihadiri oleh 213 Datok Penghulu dan 27 Mukim se-Kabupaten Aceh Tamiang. Fariz menambahkan, dalam rapat koordinasi setiap Kepala Satuan Kerja Perangkat Kabupaten (SKPK) Aceh Tamiang menjadi narasumber dan rapat kali ini mengambil tema” mari kita sukseskan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, serta Bupati dan Wakil Bupati”. Sementara itu Pelaksana Tugas (PLT) Bupati Aceh Tamiang Drs H.M Ali Alfata, MM, mengatakan rapat ini merupakan

rapat yang paling strategis, karena berada diujung tahun dan merupakan rapat terakhir ditahun 2016. Sebagai PLT yang baru bertugas mulai 26 oktober yang lalu, mempunyai lima tugas pokok diantaranya, melaksanakan semua urusan Pemerintahan Kabupaten Aceh Tamiang, memelihara ketenteraman dan ketenangan, mempasilitasi pelaksanaan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tamiang, menandatangani APBK 2017 dan Qanun tentang organisasi perangkat Daerah, melaksanakan pengangkatan Kepala SKPK, jelasnya. Ali Alfata juga menegaskan,”saat ini proses Pilkada 2017 terus berlangsung, Daftar Pemilihan Sementara (DPS) telah dipasang dimana-mana dan ini merupakan tugas Datok beserta perangkatnya untuk memberitahukan pada masyarakat, apakah namanya sudah tercantum di DPS atau belum,”. Lebih lanjut Ali Alfata, me-

Berita Sore/Hendra

Rapat rutin Kepala Mukim dan Datok Penghulu se-Kabupaten Aceh Tamiang bertempat di tribun belakang Kantor Bupati Aceh Tamiang, Senin (7/11). ngatakan untuk dana alokasi Desa agar dimanfaatkan sebaik mungkin, ikuti aturan yang berlaku, jika tidak paham agar ditanyakan pada Dinas terkait, dan dengan anggaran dana Desa yang cukup besar, jangan dilupakan kebiasaan bergotong royong di Kampung, terutama dalam hal bersih-bersih, ucapnya. Ali Alfata juga menambahkan, Aceh Tamiang meru-

pakan pintu gerbang menuju Aceh, dan Aceh Tamiang berbatasan langsung dengan provinsi Sumatera Utara, perbatasan ini harus dikawal secara ketat, agar tidak terjadi konflik, dan dari perbatasan ini juga sering terjadi transaksi Narkoba serta peredaran Narkoba, hal ini yang harus menjadi perhatian para Datok dan Mukim, pintanya. (hen)

Tembok DPPKKD Subulussalam Runtuh SUBULUSSALAM (Berita): Akibat hujan deras, tembok penahan di areal Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan

Kekayaan Daerah (DPPKKD) Kota Subulussalam runtuh hampir sepanjang 10 meter. Tembok itu diketahui sudah

M Zaelani Sidik/Berita Sore

Tembok penahan diareal kantor Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Kekayaan Daerah (DPPKKD) Kota Subulussalam terlihat runtuh sepanjang hampir 10 meter.

runtuh beberapa hari yang lalu tatkala para ASN hendak ke kantor, itu kemungkinan akibat tinggi nya curah hujan dalam dua pekan terakhir sehingga menyebabkan terjadi pengikisan air dan tanah pun menjadi labil.tapi kami lihat sudah ada dilakukan upaya perbaikan kembali”sebut para pegawai keuangan, Selasa (8/11). Sepengetahuan kami tembok penahan itu baru saja selesai dikerjakan pada tahun anggaran lalu (2015), tapi mengapa bisa ambruk tiba-tiba.apakah memang murni bencana alam akibat kikisan air hujan atau faktor lemahnya mutu pekerjaan kala itu?, hanya mereka lah yang tau. Kalau kita-kita kan hanya sekadar penerima manfaat saja papar mereka.

Warga sekitar juga turut prihatin atas ambruk nya tembok penahan disekitar komplek kantor Dinas Keuangan tersebut sepanjang hampir 10 meter, padahal bangunan nya baru saja selesai dikerjakan pada tahun anggaran 2015 lalu namun sudah roboh. Kami curiga ada indikasi lemahnya mutu pekerjaan disana walaupun dialaskan tingginya curah hujan”. Ke depan, harap warga agar satuan kerja (SKPK) dapat lebih selektif dalam menentukan rekanan pelaksana guna memaksimalkan pekerjaan fisik, artinya, janganlah asal dimenangkan saja. Sedikit banyak panitia harus mengetahui sepak terjang perusahaan itu agar kejadian serupa tidak terulang lagi,sayang uang rakyat itu. (zel)

Berita Sore/M Zaelani Siddik

TM Nurlif, Ketua DPD Partai Golkar Aceh diapit Merah Sakti dan Wakil Walikota Salmaza dalam prosesi acara pembukaan Musda III Partai Golkar Kota Subulussalam.

TM Nurlif Buka Musda III Partai Golkar SUBULUSSALAM (Berita): TM Nurlif, Ketua DPD I Partai Golkar Provinsi Aceh, Minggu (13/11) di Aula Hotel Hermes One membuka Musyawarah Daerah (Musda) III Partai Golkar Kota Subulussalam. Musda Partai Golkar ini terlihat berlangsung dalam suasana penuh kekerabatan,yang dihadiri lebih 500-an kader partai terdiri atas pengurus Kecamatan, utusan DPD II, organisasi sayap serta peninjau. Selain kader, turut hadir Wakil Walikota Salmaza, Ketua DPRK Heriansyah, Ketua MPU, utusan Kapolres, Kajari para Ketua Parpol, SKPK dan tamu undangan lainnya. TM Nurlif selaku Ketua DPD I Partai Golkar Aceh di awal sambutan nya mengaku kagum atas kemajuan Pembangunan, berbagai sarana fisik dan infrastruktur masyarakat melalui tangan dingin Kepemimpinan Merah Sakti telah terbukti. Secara pribadi sebut Nurlif, saya orang pertama yang mendukung duet SaktiFazri menjadi Ketua Partai Golkar untuk periode mendatang ucap nya disambut applaus hadirin. Mengacu data, PAD Subulussalam setiap tahun nya tidak sampai 10 persen dari total APBK yang mencapai kisaran Rp.700 Milyar. Namun berkat kepiawaian Walikota melobi dana-dana APBN guna membiayai infrastruktur jalan dan sarana lain sehingga cukup signifikan kemajuan Pembangunan. Hampir semua jalanjalan desa sudah begitu mudah dilalui. Merah Sakti, ketua DPD II Partai Golkar meminta agar semua kader tetap militan dan tidak cengeng. Komitmen saya, bila terpilih kembali dalam Musda nanti memasang target peningkatkan jumlah raihan kursi legislatif Partai Golkar sebanyak 5, memang dimasa sekarang masih 3 dan periode mendatang insyaallah target 5 terpenuhi. Wakil Walikota Salmaza mengucapkan selamat bermusyawarah kepada seluruh kader Partai Golkar seraya berharap tetap mampu berkiprah ke tengah masyarakat luas. Melalui pelaksanaan Musda, Merah Sakti terpilih kembali secara aklamasi menjadi Ketua DPD II Partai Golkar Kota Subulussalam. Acara yang dimulai usai ba’da Zjuhur berlangsung secara demokratis dengan sejumlah rekomendasi yang pro rakyat. (zel)

Pemasukan Retribusi Pelayanan Kesehatan Rendah BIREUEN (Berita): Realisasi penerimaan pajak dan reribusi daerah pelayanan kesehatan pada Dinas Kesehatan Kab Bireuen,yang ditagetkan pihak Pemerintah Kabupaten Bireuen sebesar Rp7.629.771.000,baru masuk ke kas daerah via BKP Dinas Penggololaan Keuangan dan Kekayaan Daerah Kab Bireuen, hanya sekitar Rp101.085.000 sejak Januari sampai 31 Oktober 16, berarti baru 1,32 %. Juga retribusi tempat pelelangan ikan ,pajak kurang pemasukan dari target Rp50.000.000 hanya baru Rp2.500.000 (5.00%) dari Dinas Kelautan dan Perikanan Kab Bireuen, kedua Dinas ini diharapkan Pemkab Bireuen dapat pemasukan lebih banyak ternyata cukup sedikit.Yang cukup besar adalah dari pajakWarung Kopi target Rp75.000.000 pemasukn sebesar Rp113.925.000 (151.90%) dan Rumah Makan dari RP900.000.000 realisasi Rp450.573.785 (50.08%). Kedua objek pajak terutama warung kopi dan rumah makan ini,yang ditarik dari masyarakat karena banyaknya warung warung baru bermunculan dibuka baik kota maupun pedesaan. Begitu pula minimnya pajak dari pelayanan kesehatan dan tempat penglelangan ikan mungkin petugas kedua kantor ini kurang efektif bekerja, ungkap Kepala Bidang Pendapatan Alfian dari Kantor Badan Pengololaan Keuangan dan Kekayaan Daerah (PKKD) Kab Bireuen, dalam keterangannya kepada wartawan Berita Sore Medan, kemarin, di ruang kerjanya Kantor Pusat Pemerintahan Kab Bireuen Jalan nasional Medan Banda Aceh Cot Gapu Bireuen. Pemkab Bireuen dalam tahun 2016 ini,pemasukan pajak dari keseluruh objek pajak ditargetkan sebesar Rp199.666.989.814 sedangkan realisasi baru hanya Rp108.952.255.747 berarti 54.51%, maka diharapkan dua bulan lagi kedepan ini diharapkan target objek pajak harus masuk semuanya sesuai target tersebut, jelas Alfian. Kepada Dinas Kesehatan Kab Bireuen dr Amir Addani maupun Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan M Jafar, kedua pejabat ini yang coba dihubungi para wartawan berkali kali dikantornya tak berhasil, menurut sejumlah stafnya bapak belum masuk kantor, untuk penjelasan kedua objek pajak ini kenapa terlalu minim pemasukannya dari target yang telah ditetapkan Pemkab Bireuen. (zbr)

Pejabat Bireuen Harus Mampu Baca Alquran BIREUEN (Berita): Sejumlah pimpinan pasantren (dayah) maupun Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Kab Bireuen diharapkan kepada Plt Bupati Bireuen untuk dapat menerapkan kepada semua pejabat mulai esolon IV sampai II harus bisa baca Alquran termasuk kalangan bagi Kepala SDN, SMPN, SMAN sampai SMK Negeri, kebijakan penerapan ini agar Kab Bireuen benar bebar menjalankan syariat islam secara kaffah apalagi literatus sejumlah dinas atau intansi , sudah berubah sesuai kebijakan dari Pemkab Bireuen dan Menteri Dalam Negeri itu sendiri. Hal ini diungkapkan beberapa pimpinan dayah dan LSM di wilayah Bireuen,yang dihubungi sejumlah media cetak,on line dan elektronik(TV) kermarin,mengatakan dalam waktu dekat ini perubahan dinas maupun intansi pemerintah Kab Bireuen, akan berubah sesuai Qanun dan persetujuan dari Manteri dalam Negeri Republik Indonesia. Dalam hal ini pengisian pejabat pada dinas tersebut mulai eselon IV sampai II begitu pula kepala kepala sekolah, harus terlebih dahulu test mampu baca Alquran, sebelum dilantik pada masing masing posisi pada dinas tersebut. Menurut para Abu Abu pimpinan dayah maupu LSM yang tak mau di catat namanya dan publikasi secara langsung ini mengharapkan plt Bupati Kab Bireuen Ir Muchtar Abda.Msi, sebelum kebijakannya untuk melantik pejabat menurut sumber dari kalangan pejabat teras di Kantor Pemerintahan Kab Bireuen di lokasi jalan nasional Medan Banda Aceh Cot Gapu Bireuen, pada 15 Nop 16 ini, akan ada mutasi secara besar besar,untuk mengisi memenuhi pejabat dinas yang baru terbentuk itu. Jadi sebelum dilantik dan bebas dari pungli ini pihak ulama maupun pimpinan dayah dan LSM agar semua pejabat mulai Kepala sekolah harus test baca Alquraan, nanti Pemkab Bireuen menyerahkan hal ini kepada dinas terkait (Badan Dayah,dan Badan Syariat Islam) kerja sama dengan Majelas Permusyarawatan Ulama (MPU) Kab.Bireuen mapun LPTQ Bireuen, agar pejabat diuji oleh petugas tersebut, tambah para pimpinan dayah dan masyarakat Bireuen. (zbr)


Internasional

10 PM Bulgaria Mengundurkan Diri SOFIA (Berita) : Mantan Komandan Angkatan Udara, Jenderal Rumen Radev, mendulang 58% suara dalam pemilihan umum sela Bulgaria yang dilangsungkan Minggu 13 November 2016. Pria yang diketahui pro-Rusia itu pun semakin dekat dengan kursi kepresidenan. Sesuai janji yang pernah dilontarkan, Perdana Menteri (PM) Boiko Borisov mengundurkan diri. Sebab, rekan separtainya Tsetska Tsacheva kalah dalam pemilu sela tersebut. Perempuan berusia 58 tahun ini hanya meraih 36% berdasarkan hitung cepat “Kami menerima kehendak warga dan mengucapkan selamat kepada mereka yang telah didukung oleh mayoritas pemilih,” tutur Borisov, seperti dimuat USA Today, Senin (14/11). Pria berusia 57 tahun itu sendiri menjabat sebagai PM Bulgaria sejak 2009. Rumen Radev adalah pendatang baru di dunia politik. Sementara Tsetska Tsacheva selama ini berkiprah di Partai GERB. Pada pemilu awal pekan lalu, pria berusia 53 tahun

Berita Sore Selasa 15 November 2016

Pilot Wanita PertamaTewas

Reuters

Perdana Menteri Bulgaria Boiko Borisov mengundurkan diri tersebut juga unggul dari Tsetska dengan perolehan 25– 22%. Tantangan besar menanti Radev. Sepanjang pemerintahan Boiko Borisov, Bulgaria berhasil mencapai kestabilan politik. Namun, kegagalan memberantas korupsi serta lambatnya reformasi birokrasi menggerus kepercayaan warga terhadap Boiko dan koalisi bentukan Partai GERB. (ok)

BEIJING (Berita): Perempuan Cina pertama yang menerbangkan jet tempur J-10, Yu Xu tewas dalam kecelakaan udara, saat sesi latihan terbang akrobatik. Seperti diberitakan harian setempat, Senin (14/11), wanita berusia 30 tahun itu adalah salah satu anggota The Chinese Air Force’s “August 1st” Aerobatic Display Team. Dia melontarkan diri dari pesawat di tengah sesi latihan yang berlangsung di Provinsi Hebei akhir pekan lalu. Saat melontarkan diri, tubuhnya tersambar sayap pesawat tempur lainnya, dan terbunuh. “Sebagai satu dari empat penerbang tempur wanita yang dimiliki negeri ini, kepergiannya menjadi kehilangan yang luar biasa bagi tim Angkatan Udara Cina,” demikian ditulis di harian tersebut. Yu berasal dari Chongzhou di Provinsi Sichuan. Dia bergabung dengan Angkatan Udara dari Tentara Pembebasan Rakyat Cina (The People’s Liberation Army/PLA) pada 2005. Dia dilantik setelah mengikuti masa latihan selama empat tahun. Selanjutnya, Yu menjadi satu dari 16 wanita pertama Cina yang memenuhi kualifikasi untuk menjadi penerbang pesawat

Antara

Global Times Perempuan Cina pertama yang menerbangkan jet tempur J-10, Yu Xu tewas dalam kecelakaan udara, saat sesi latihan terbang akrobatik. tempur. Pada Juli 2012, dia menjadi penerbang wanita pertama untuk pesawat tempur buatan Cina, J-10. Yu pun menjadi satu dari dua anggota wanita yang berada di tim “the August 1st”. Nama tim itu diambil dari tanggal berdirinya PLA. Kala itu dia tampil pertama kali dalam Premier Pameran Dirgantara Cina di Zhuhai, dua tahun lalu. (ant)

Trump Siap Deportasi 3 Juta Migran WASHINGTON (Berita) : Presiden terpilih Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan siap untuk mendeportasi maupun memenjarakan hingga tiga juta migran ilegal yang ada di negara itu. Secara khusus, ia menyebutkan orang-orang itu adalah mereka yang memiliki catatan kriminal. Laporan dari komgres AS, terdapat sekitar 178 ribu migran ilegal dengan catatan kriminal pada 2010 lalu. Selain deportasi, Trump juga mengatakan rencana pembangunan dinding di perbatasan Meksiko mungkin dapat ditambah dengan pagar sebagai antisipasi keamanan. “Deportasi ditargetkan pada mereka yang memiliki catatan kriminal seperti anggota pengedar narkotika dan masih banyak lainnya,” ujar Trump, dilansir BBC, Senin (14/11). Diperkirakan 11 juta imigran gelap yang tinggal di AS berasal dari Meksiko. Trump

mengatakan ingin mengontrol perbatasan dan imigrasi di negara itu dengan baik, seperti janji kampanye yang selama ini dikatakan. Meski demikian, setelah resmi terpilih, Trump tidak benar-benar memperlihatkan rencana itu segera dilakukan. Pembangunan dinding yang diperkirakan menghabiskan puluhan miliar dolar dan deportasi massal dinilai cukup sulit dilakukan dibanding hanya sekadar menyampaikan. Sementara ketua kongres dari Partai Republik Paul Ryan mengatakan keamanan perbatasan menjadi prioritas di AS. Ia juga menekankan hal ini jauh lebih penting dibandingkan deportasi massal. “Kami tidak berencana mendirikan sebuah kekuatan untuk deportasi. Saya pikir kami harus menempatkan warga di AS dalam keadaan nyaman,” jelas Ryan. (rol/bbc)

Dua orang sedang melihat kerusakan jalan akibat gempa bumi Selandia Baru pertama. -Reuters-

Gempa 6,1 SR Kembali Guncang Selandia Baru Wellington (Berita): Gempa bumi kembali mengguncang Selandia Baru, dengan kekuatan 6,1 skala Richter. Lindu yang juga melanda South Island itu terjadi beberapa jam setelah dua orang dilaporkan tewas oleh gempa sebelumnya. Gempa Selandia Baru yang terbaru ini melanda sekitar pukul 13.45 waktu setempat, dengan pusat lindu pada kedalaman 10 km (6 mil), sebelah timur laut Christchurch terjadi pada Minggu (13/11) malam. Guncangan gempa sebelumnya pada tengah malam di wilayah itu berkekuatan 7,8 skala Richter, dengan pusat gempa berada di kedalaman yang sama. Sempat memicu peringatan tsunami. Pihak berwenang kemudian menyelamatkan dan mengevakuasi warga di sepanjang pantai timur. Ada ratusan gempa susulan dengan getaran cukup kuat, sehingga menyebabkan kekurangan pasokan daya listrik dan air. Gelombang sekitar 2 meter dilaporkan menghantam pantai tak lama setelah gempa pertama. Namun kini pihak berwenang telah mencabut peringatan tsunami untuk beberapa daerah. Perdana Menteri Selandia Baru, John Key melakukan survei ke daerahdaerah terdampak gempa dengan helikopter pada hari Senin. Ia meyakini bahwa jumlah korban jiwa akan tetap rendah. Menteri Pertahanan Sipil Selandia Baru, Gerry Brownlee mengatakan kepada Radio Selandia Baru bahwa infrastruktur adalah masalah terbesar. 2 Korban Jiwa Media Selandia Baru melaporkan bahwa seorang wanita berusia 100 tahun dan menantunya ditarik keluar hidup-hidup dari rumah mereka di kota Kaikoura. Bangunan tempat tinggal mereka runtuh pasca-gempa pertama. Namun suami wanita muda itu tak terselamatkan.

Seorang wanita dilaporkan meninggal di Mount Lyford, sebelah barat daya dari Kaikoura. Kaikoura, tujuan wisata populer, jalanan utamanya diblokade oleh tanah longsor. Telekomunikasi, air dan listrik terputus. Sejauh ini petugas penyelamat telah menerbangkan orang keluar dari kota itu. Menurut US Geological Survey, guncangan lindu 7,4 SR itu terjadi tengah malam dan berlokasi sekitar 95 km dari Christchurch. Kota ini tengah dalam upaya pemulihan pasca-gempa pada Februari 2011 yang menewaskan 185 orang dan menyebabkan kerusakan luas. 4.000 WNI Aman Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Indonesia langsung melakukan komunikasi dengan Kedutaan Besar (KBRI) Wellington, untuk memastikan keadaan WNI. Seperti dimuat situs resmi Kemlu, Senin (14/11), WNI di sekitar lokasi gempa (Christchurch, Dunedin, Invercargill, dan Nelson) dalam keadaan aman. Meski begitu, KBRI terus melakukan komunikasi dengan WNI yang tinggal di kota terdekat dengan pusat gempa, yakni Kaikoura mengingat masih adanya gempa susulan. Menurut data, terdapat sekira 4.000 WNI di Selandia Baru. Sebanyak 2.138 orang di Auckland, 230 orang di Christchurch, 40 orang di Dunedin, 15 orang di Invercargill, dan 30 orang di Nelson. WNI di Selandia Baru rata-rata berprofesi sebagai tenaga profesional, mahasiswa, serta bekerja di sektor peternakan dan perkebunan. Selandia Baru sendiri terkenal sebagai penghasil produk peternakan. IWellington terus berkoordinasi dan berkomunikasi dengan otoritas setempat serta jaringan masyarakat Indonesia di Selandia Baru untuk mengikuti perkembangan situasi pascagempa. KBRIWellington membuka hotline di nomor +6421842849 bagi pihak keluarga yang ingin mengetahui kabar handai taulannya. (lip6/ok)

Israel Akan Melarang Kumandang Azan TEL AVIV (Berita): Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu menyatakan dukungannya terhadap rancangan aturan yang akan membatasi tingkat suara azan. Menurut dia, banyak orang Israel yang terganggu dengan kumandang azan. Mereka menganggap suara azan bising. Rancangan aturan tersebut bahkan akan melarang penggunaan sistem pengeras suara untuk azan. “Saya mendapatkan banyak laporan dari warga berbagai kalangan, dari beragam agama. Mereka mengeluhkan bisingnya volume suara yang berasal dari rumah ibadah,” kata Benjamin Netanyahu saat membuka rapat kabinet, seperti dikutip Aljazeera, Senin (14/11). Dia berdalih, aturan itu nantinya juga mencakup rumahrumah ibadah selain masjid. Bagaimana pun, kalangan sipil mengecamnya sebagai pemberangusan terhadap kebebasan beragama. Wilayah pendudukan Israel berpopulasi ragam etnis. Sekitar 17,5 persen di antaranya merupakan orang Arab yang kebanyakan Muslim. Mereka kerap menjadi sasaran diskriminasi pemerintahan mayoritas Yahudi. Wilayah Yerusalem Timur, misalnya, sebagian besar dihuni orang Palestina. Kumandang azan merupakan hal yang rutin untuk memanggil mereka agar datang dan shalat di masjid. (rol)

Presiden Korsel Akan Diperiksa Terkait Skandal Politik SEOUL (Berita) : Presiden Korea Selatan (Korsel) Park Gyeunhye akan menjalani pemeriksaan terkait skandal politik yang menggoyang Negeri Ginseng dalam beberapa pekan terakhir. Sumber pejabat Korsel mengatakan, Park akan diperiksa oleh jaksa atas keterlibatan dalam kasus kriminal. Jaksa akan menyelidiki apakah putri mantan Presiden Park Chung-hee itu telah menekan para pemimpin konglomerat Korsel untuk menyalurkan dana kepada dua yayasan yang menjadi pusat dari skandal yang melibatkan Park dan teman dekatnya Choi Soon-sil. “Benar kami berencana memeriksa presiden tapi tanggalnya belum ditentukan. Memeriksa orang secara langsung adalah prinsip kami,” kata seorang pejabat di kantor kejaksaan sebagaimana dilansir Reuters, Senin (14/11). (ok)

Seorang pria berjalan di antara reruntuhan bangunan setelah terjadi serangan udara di al-Qaterji dekat Aleppo. -Reuters-

Warga Diminta Keluar Dari Aleppo Dalam 24 Jam Aleppo (Berita): Warga Aleppo menerima peringatan melalui pesan singkat (SMS) dari Rezim Assad pada Minggu 13 November pagi yang memperingatkan mereka untuk meninggalkan kota dalam waktu 24 jam. “Pemberitahuan kepada semua orang bersenjata,” tulis sebuah pesan yang dikirim pada MTN, salah satu dari dua jaringan telepon seluler Suriah. “Kalian memiliki 24 jam untuk keluar dari Aleppo timur,” imbuh pesan itu. Bagi masyarakat Aleppo timur, peringatan itu justru menambah ketakutan mereka. Tanpa ada jalan keluar yang ada, mereka tak dapat kabur. “Tidak ada jalan yang bisa dilalui,” ujar aktivis Modar Shekh, Minggu (13/11) sore. Ia menjelaskan, Aleppo saat ini mengalami kekurangan

makanan, air bersih, dan bahan bakar. Orang hidup tanpa air yang mengalir dan hanya memiliki aliran listrik dua jam per hari. Dikutip dari The Telegraph, Senin (14/11), Shekh juga mengatakan bahwa harga-harga telah melonjak tinggi. Menurut keterangannya, sebuah tabung gas untuk keperluan memasak dijual seharga US$ 100 (sekitar Rp 1,3 juta) dan sepotong roti berharga 100 pound Suriah (sekitar Rp 6.300). Perawat berusia 28 tahun yang juga bekerja sebagai aktivis media itu mengatakan, pesawat yang lalu-lalang merupakan suatu hal yang rutin ia dengan akhir-akhir ini. “Aku rasa rezim (Assad) dan Rusia berencana untuk melakukan pertempuran besar untuk kami,” ujar Shekh. Perkiraan Shekh mungkin

benar. Peringatan melalui pesan singkat itu dikirimkan sehari setelah sebuah situs berita proKremlin memperlihatkan bahwa armada kapal perang Rusia telah mencapai Suriah. Menurut Kementerian Pertahanan Rusia yang dikutip RT, armada yang dipimpin oleh kapal induk Admiral Kuznetsov tersebut siap untuk menyerang teroris di pinggirian Aleppo untuk mencegah militan memasuki kota. Pekan lalu, Departemen Pertahanan Rusia mengumumkan akan memperpanjang penangguhan serangan udara yang dilakukan sejak 18 Oktober lalu. Keputusan itu dilakukan setelah pasukan Assad melancarkan seranganganasselamasatubulan untuk memukul mundur pemberontak guna menyerahkan bagian kota yang mereka ambil alih sejak 2012. (lip6)

Reuters

Seorang ibu yang menjadi korban bom sedang mendapat pertolongan.

Tempat Ibadah Kaum Sufi Dibom, 52 Pengikut Jadi Korban Balochistan(Berita) :Ledakan bom bunuh diri yang terjadi di sebuah tempat ibadah penganut aliran sufi di Pakistan pada Sabtu lalu, telah menewaskan 52 orang dan melukai 100 orang lainnya. Lokasi ledakan yang terpencil menyulitkan petugas melakukan penyelamatan. Bom yang meledak di tempat ibadah kaum Sufi di wilayah Balochistan, Pakistan, terjadi menjelang matahari terbenam, saat peziarah sedang melakukan ritual Dhamal, sebuah ritual dalam aliran sufisme yang membuat pelakunya seperti menari. Ledakan yang kuat membuat ratusan peziarah berhamburan. Aliran sufisme adalah salah satu aliran mistis dalam Islam. Di Pakistan, pengikut sufisme mencapai jutaan orang. Namun kelompok ekstremis selalu menolak kelompok ini. Diberitakan oleh BBC, tempat ibadah Balochan di Pakistan ini adalah salah satu tempat ibadah sufi yang terkenal di dunia dan menarik minat pengikut sufisme dari seluruh dunia, termasuk dari Iran. Penyelamatan terhadap korban menjadi sulit dilakukan karena lokasi kuil berada di perbukitan. Petugas kesehatan mengatakan, mereka membutuhkan lebih banyak helikopter untuk menyelamatkan korban. Kelompok militan ISIS mengaku bertanggungjawab atas serangan tersebut.

Sementara itu, Perdana Menteri Pakistan Nawaz Sharif mengecam keras aksi terorisme tersebut. Tak Ada Korban WNI Kedutaan Besar Republik Indonesia di Islamabad melaporkan, hingga kini tidak terdapat warga negara Indonesia yang menjadi korban dari serangan. KBRI Islamabad pun terus memantau perkembangan di lapangan dan melakukan komunikasi dengan otoritas setempat. “Pemerintah Indonesia mengecam aksi teror yang mengakibatkan jatuhnya korban warga sipil. Indonesia juga menyampaikan simpati dan dukacita mendalam kepada para korban dan keluarga atas kejadian tersebut,” tulis keterangan pers Kementerian Luar Negeri RI, Senin (14/ 11). Saat ini tercatat ada 991 orangWNI di Pakistan, yaitu 734 orang di wilayah akreditasi KBRI Islamabad dan 257 orang di wilayah KJRI Karachi. Bagi WNI yang berada di Pakistan diimbau untuk meningkatkan kewaspadaan terutama bila berada di pusat keramaian dan daerah perbatasan Pakistan. Bagi WNI dan keluarganya di Indonesia yang memerlukan informasi, dapat menghubungi Hotline KBRI Islamabad +92 51 2832017 / +92 345 857 1989 dan Direktorat Perlindungan WNI BHI Kementerian Luar Negeri +62 812 9007 0027. (vv)

Trump Hapus Larangan Muslim Masuk AS Washington (Berita) :Ada hal mengejutkan usai terpilihnya Donald Trump sebagai Presiden Amerika Serikat ke-45. Kampanye Trump soal larangan umat Muslim masuk ke negara tersebut, yang diunggah ke laman resmi mereka, mendadak dihapus. Trump menulis larangan umat Muslim dunia masuk ke AS, tidak lama setelah adanya serangan teroris di Paris, Prancis, November 2015 lalu. Dilansir Arabnews, Minggu (13/11), beredar kabar bahwa pernyataan tersebut dihapus beberapa hari sebelum pemilihan umum. Saat ini, jika pengunjung mengakses berita tersebut, maka akan diarahkan ke laman penggalangan dana kampanye. Hilangnya pernyataan kontroversial itu juga terjadi pada akun Twitter Trump. Pangeran Arab Saudi, Al-Waleed bin Talal.

Al-Waleed, melontarkan pujian atas penghapusan pernyataan tersebut. “Saya memuji Trump, kerena menghapus usulan larangan Muslim dari laman kampanye,” kata Al-Waleed. Hal yang sama juga diungkapkan Samer Khalaf, Presiden Komite Anti Diskriminasi Amerika-Arab. Meski demikian, Ia mengatakan, mereka masih khawatir tentang efek kebijakan Trump pada Muslim. “Kami berterima kasih padanya (Trump), karena menghapus kata-kata (larangan Muslim masuk AS),” ujar Khalaf. Tapi, ada satu hal yang belum berubah dari pernyataan Trump di laman kampanye resminya. Pernyataan yang dimaksud adalah ia akan membangun tembok pembatas, agar imigran tak masuk ke AS. (vv)


Pendidikan

Berita Sore Selasa 15 November 2016

11

Rektor Unpab Dukung Kearifan Lokal Tingkatkan SDM MEDAN (Berita): Nilai- nilai kearifan lokal bukanlah penghambat kemajuan di era global, namun menjadi kekuatan luar biasa dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) sebagai modal keunggulan kompetitif suatu bangsa.

Kearifan lokal merupakan modal utama masyarakat dalam membangun diri dan daerah tanpa merusak tatanan sosial. Pasalnya kearifan lokal itu sangat adaptif dengan lingkungan alam sekitarnya.

“Nilai- nilai dari kearifan lokal itu bukanlah penghambat kemajuan di era global saat ini. Bahkan menjadi kekuatan luar biasa dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) sebagai modal keung-

gulan kompetitif suatu bangsa,” ungkap Rektor Universitas Pembangunan Panca Budi (Unpab) Dr H Muhammad Isa Indrawan SE, MM di kampus Universitas Negeri Medan, Jalan Willem Iskandar Medan, kemarin. Isa Indrawan saat menjadi pemateri dalam forum koordinasi dan sinkronisasi desk pemantapan wawasan kebangsaan sekaligus memperingati Hari Pahlawan, di kampus Unimed mengatakan pembangunan berbasis kearifan lokal di lingkungan masyarakat harus sejalan dengan program peningkatan mutu SDM. “Dengan peningkatan kualitas SDM, maka masyarakat akan dapat mengetahui lebih

Berita Sore/ist

Rektor UMSU Agussani memberi tali asih kepada 37 mahasiswa mengukir prestasi di bidang olahraga di kampus Jalan Muktar Basri, kemarin.

UMSU Apresiasi Mahasiswa Berprestasi MEDAN (Berita): Dukungan dan apresiasi diberikan Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara kepada mahasiswa yang menorehkan berbagai prestasi olahraga dan juga akademik. “Kita sangat menghargai jerih payah yang dilakukan mahasiswa sehingga mampu mendulang prestasi pada 2016 ini. Untuk itu, mereka yang berprestasi itu mendapatkan tali asih dari UMSU, agar semakin bersemangat lagi,” kata Rektor UMSU Dr Agussani. Disebutkan rektor, tali asih sebagai bentuk apresiasi UMSU diberikan kepada 37 mahasiswa berprestasi di bidang olahraga dan akademik. Mereka telah berkompetisi di tingkat lokal, nasional sampai level internasional. Mereka meraih medali dan piala juara umum pada even cabang drum band di PON XIX di Jawa Barat (2 emas, 2 perak, 2 perunggu). Olympiade Medical Internasional cabang digestive (2 emas). IMT-GT Thailand cabang paper presentation (1 emas). Cabang Penulisan Karya Ilmiah (PKM) di IPB (lolos Pimnas). Cabang Karate YSU di ajang cup Southeast Asian Championship (7 emas, 2 perak). Cabang silat Kejurnas piala Menpor (1 perak, 3 perunggu), serta Juara 1 cabang Futsal (piala dan delegasi Sumut ke tingkat nasional). Dituturkan rektor, turut menyerahkan tali asih yakni Wakil Rektor I, II, dan III Dr Muhammad Arifin, Akrim MPd, Rudianto MSi. Selain itu juga Sekretaris Rektor Gunawan MTh serta Kepala Bidang Kemahasiswaan dan Alumni (Kabimawa) Radiman SE. Turut hadir para ketuaketua Unit Kegiatan Mahasiswa dan para dosen pembina. Penyerahan tali asih ditandai dengan penyerahan dua piala juara umum karate tingkat ASEAN dan Juara I Futsal dari ketua tim kepada rektor. Menurut rektor, 37 mahasiswa itu patut diapresiasi karena telah mengharumkan nama UMSU, Sumatera Utara bahkan Indonesia di level internasional. Untuk itu rektor menyatakan bertekad meningkatkan torehan prestasi pada 2017 menda-

tang. Menurutnya, tekad dan komitmen meningkatkan prestasi mahasiswa dibuktikan dengan penertiban penataan kelembagaan kemahasiswaan. Selain itu juga melakukan pembinaan mahasiswa untuk berprestasi. “Konsern universitas menata kelembagaan kemahasiswaan sangat berarti. Tanpa komitmen dan tata kelola kelembagaan yang baik mustahil mimpi UMSU menjadi gudang mahasiswa berprestasi di bidang olahraga dan akademik tercapai,” katanya. Untuk itu, rektor menegaskan keseriusan universitas menata amal usaha persyarikatan Muhammadiyah ini tidak bisa ditawar-tawar lagi. Hal itu agar UMSU dapat memberi kontribusi dalam menempa dan melahirkan melahirkan lulusan atlet berprestasi yang berilmu dan beragama yang baik. Diakuinya, untuk mengejar peluang pada even kompetisi mendatang, universitas sudah menata dan memperkuat sistem kelembagaan serta pembinaan mahasiswa di sejumlah Unit Kelembagaan Mahasiswa (UKM). “Ini sudah kami lakukan pada 2016 ini. UMSU akan menambah satu lagi UKM Drum Band. Selama ini sudah ada puluhan UKM termasuk Futsal dan Karate. Tata kelola dan pengembangan kelembagaan yang terus menerus dilakukan untuk mengembangkan potensi minat dan bakat untuk meraih peluang prestasi di UMSU,” tutur rektor. Wakil Rektor III Rudinto, M.Si menyatakan pihaknya akan mendorong mahasiswa berprestasi untuk menjadi ujung tombak dalam mengeksplorasi minat dan bakat mahasiswa dalam satu wadah UKM. Sementara itu Nova Sinaga, mahasiswa atlet Karate peraih emas mengatakan tali asih diberikan rektor menjadi motivasi bagi para mahasiswa berprestasi untuk terus berlatih untuk menghadapi kompetisi pada ajang tahun 2017. Nova mengapresiasi komitmen universitas yang membina dan mendampingi para atlet meraih sukses dalam kreatifitas sekaligus sukses dalam kuliah. (aje)

jauh apa yang harus dilakukan dan dibutuhkan dalam melakukan kegiatan ekonomi yang dimiliki suatu daerah. Dengan demikian pembangunan di suatu daerah dapat berjalan dengan baik tanpa merusak tatanan sosial yang ada,” kata Rektor Unpab ini. Pada forum koordinasi tersebut bertema “Implementasi semangat kepahlawanan guna mencegah paham radikalisme dan terorisme dalam rangka memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa”. Kegiatan itu dihadiri Sesmenko Polhukam Letjen TNIYayat Sudrajat, Deputi VI/Kesbang Arief Moekiyat, Asisten Deputi Koordinasi Kewaspadaan Nasional Brigjen TNI Wawan Kustiawan, Asisten Deputi Koordinasi Kesadaran Bela Negara Brigjen TNI I Dewa Ketut Siangan, Ketua Kwarnas Gerakan Pramuka Adhyaksa Dault, dan Direktur Deradikalisasi BNPT Prof Irfan Idris. Sesmenko Polhukam Letjen TNI Yayat Sudrajat menyampaikan, momentum Hari Pahlawan hendaknya dijadikan membangun kesadaran dan ingatan kolektif serta representasi pengakuan penghormatan dan penghargaan dari nilainilai kejuangan pahlawan untuk diimplementasikan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. “Harus disadari bersama bahwa bangsa Indonesia memperoleh kemerdekaan melalui perjuangan dan pengorbanan dari pahlawan bangsa, baik berkorban harta, darah maupun air mata. Para pahlawan telah mewariskan keteladanan yang wajib kita implementasikan,” kata Yayat. Ketua Kwarnas Gerakan

Berita Sore/ist

Rektor Unpab Dr H Muhammad Isa Indrawan SE, MM (kiri) saat menjadi pemateri pada Forum Koordinasi dan Sinkronisasi Desk Penetapan Wawasan Kebangsaan sekaligus Memperingati Hari Pahlawan. Pramuka Dr Adhyaksa Dault SH, MA mengatakan, pemimpin harus melayani bukan dilayani. Mantan Menpora ini juga mengimbau jangan memikirkan jadi apa, tapi buat yang terbaik untuk bangsa. “Apa yang kita lakukan itu hanya bagai air setitik di tengah lautan, tapi paling tidak kita telah menciptakan ombak bagi kehidupan dinamika bangsa ini. Pemimpin itu menjadi figur, jangan sampai salah ucap. Kita ingin bangsa ini lebih maju,” ujarnya. (aje)

Kopertis Umumkan PTS Terbaik di Sumut Unpab Peringkat Pertama MEDAN (Berita): Kordinasi Perguruan Tinggi Swasta (Kopertis) Wilayah I Sumatera Utara mengumumkan pemeringkatan Perguruan Tinggi Swasta Sumatera Utara tahun 2016 versi Kementerian Riset Tekhnologi dan Pendidikan Tinggi. Dari 264 Perguruan Tinggi Swasta di Sumatera Utara, Universitas Pancabudi (Unpab) menjadi PTS peringkat pertama diwilayah Sumatera Utara. Kordinator Kopertis Wilayah I Sumut, Prof Dian Armanto menyebutkan, dalam melakukan pemeringkatan tersebut, Kemenristekdikti menetapkan empat klasifikasi penilaian akademik. Klarifikasi itu yaitu kualitas Sumber Daya Manusia (dosen), kualitas manajemen atau tata kelola, kualitas kegiatan kemahasiswa dan kualitas penelitian dan publikasi ilmiah. “Pemeringkatan ini dilakukan setiap tahunnya. Berdasarkan penilaian yang dilakukan Kemenristekdikti, Unpab menjadi PTS peringkat pertama. Sedangkan, ditingkat nasional Unpab menjadi peringkat yang ke 94. Menyusul, peringkat kedua Universitas Medan Area dan peringkat ketiga Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara,” ungkapnya, Sabtu (12/11). Disebutkannya, untuk pemeringkatan ini, penilaian yang dilakukan oleh Kemenristekdikti benar-benar objektif. Pertama, soal kualitas tata kelola. Dalam sebuah kampus, struktur dikampus itu harus jelas, memiliki rensrta (rencana strategi) pengembangan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. “Susunan kepemimpinannya harus jelas. Kemudian, kegiatan kemahasiswaan yang meliputi olahraga, seni dan karya ilmiah mahasiswa. Lalu, kualitas penelitian dan publikasi itu tergantung pada banyaknya jumlah penelitian dan publikasi ilmiah yang dilakukan dosen. Semakin banyak, maka akan semakin tinggi,”jelasnya. Dengan adanya pemeringkatan ini katanya, tidak hanya Unpab sebagai PTS peringkat pertama saja. Namun PTS lainnya yang ada di Sumut juga harus meningkatkan kualitas tata kelolanya, terutama hasil penelitian dosen dan karya ilmiah mahasiswa. “Universitas Pancabudi inikan akreditasinya masih B. Untuk meningkatkan akreditasi ya harus meningkatkan kualitas semuanya, salah satunya ketersediaan dosen yang bergelar doktor idealnya harus 40 persen dari jumlah dosen yang ada,” katanya. Humas Universitas Pancabudi, Abdi Setiawan mengaku, pihaknya sudah mengetahui informasi tersebut. Menurutnya, hasil tersebut merupakan kerjasama dari semua civitas akademis di Unpab, terutama kerja keras rektor Unpab Muhammad Isa Indrawan. (aje)

BI Ajak Mahasiswa UMSU Jaga Harkat Rupiah MEDAN (Berita): Menjaga setiap mata uang terutama pecahan kertas, hal itu sama dengan menjaga harkat bangsa Indonesia. Untuk itu Bank Indonesia (BI) mengajak mahasiswa dan masyarakat menghargai harkat mata uang rupiah dengan tidak merusak, mencoret dan melipat-lipat. “Saya harapkan mahasiswa dan masyarakat luas turut menjaga mata uang rupiah sebagai bagian dari menjaga harkat bangsa Indonesia,” kata Kepala Perwakilan Bank Indonesia Wilayah Sumatera Utara Difi Ahmad Johansyah saat memberikan kuliah umum di auditorium Kampus Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU), Jalan Kapten Mukhtar Basri. Kuliah umum digagas Fakultas Ekonomi UMSU ini dibuka Rektor melalui Wakil Rektor I Dr Muhammad Arifin, dihadiri Dekan Zulaspan Tupti, Wakil Dekan

IFE UMSU Januri, Wakil Dekan IIIAde Gunawan serta ratusan mahasiswa. Difi menilai masyarakat belum memiliki kesadaran yang tinggi menjaga mata uang rupiah agar tidak rusak sehingga Bank Indonesia agak kesulitan untuk menerapkan seperti pada mata uang dolar dan Malaysia. Dalam kuliah umum bertema “Kebanksentralan dan Perkembangan Perekonomian serta Sosialisasi ciri-ciri Keaslian Uang Rupiah” itu, Difi mengatakan, bangsa ini tidak menghargai satuansatuan rupiah yang terendah. Berbeda dengan Malaysia, masih menggunakan satuan sen dalam transaksi. “Di Indonesia justru praktik sebaliknya dilakukan pemerintah dalam bentuk menaikkan tarif sampai melompat seratus persen bahkan dua ratus persen oleh pemerintah kepada

masyarakat seperti tarif parkir dari Rp1.000 jadi Rp2.000. Jika demikian harkat mata uang rupiah akan terus lemah,” katanya. Bank Indonesia mengajak mahasiswa dan masyarakat menghargai harkat mata uang rupiah dengan tidak merusak, mencoret dan melipat-lipat. Menanggapi pertanyaan mahasiswa mengapa utang Indonesia tidak berkurang sementara keuntungan dari kebijakan tax amnesty mencapai 1.000triliun tambah pajak lainnya, Difi menyampaikan alur devisa di Indonesia sangat liberal. Tidak ada keharusan orang menukarkan devisanya ke rupiah. Hal itu diatur dalam UU No 24 tahun 1999 yang menjamin kebebasan devisa. “Negara kita paling bebas dibanding Malaysia dan Thailand, sementara BI hanya berfungsi sebagai monitoring dan penerima laporan peredaran devisa

saja,” katanya seraya menambahkan kebijakan itu didasari bahwa dulu kita membutuhkan dolar. Wakil Rektor I Dr Muhammad Arifin mengatakan, kerjasama BI dan FE UMSU dalam melaksanakan kuliah umum ini sangat strategis. Mahasiswa dan sivitas akademika mendapatkan

sumber utama tentang kebanksentralan dan kondisi perekonomian bangsa terkini. Dekan FE UMSU, Zulaspan Tupti mengatakan kuliah umum ini momentum yang baik dan bentuk penghormatan bagi fakultas favorit dengan jumlah mahasiswa 9.000 orang yang tersebar di empat prodi. (aje)

Berita Sore/ist

Kepala Perwakilan Bank Indonesia Wilayah Sumatera Utara Difi Ahmad Johansyah saat memberikan kuliah umum di auditorium Kampus UMSU, Jalan Kapten Mukhtar Basri.

FK UMSU Yudisium 26 Dokter Muda MEDAN (Berita): Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara melakukan yudisium dan mengangkat sumpah 16 dokter Angkatan VIII serta 10 dokter muda Angkatan IX di Aula Kampus FK di Jalan Gedung Arca, akhir pekan lalu. Acara yudisium dokter ditandai dengan pengucapan sumpah dan janji profesi kedokteran. Rektor UMSU Dr Agussani, MAP mengatakan yudisium dan pengangkatan sumpah dokter muda merupakan sejarah yang membanggakan bagi universitas milik persyarikatan Muhammadiyah ini. Walau masih berusia 9 tahun, FK dengan Akreditasi B ini telah meluluskan dokter angkatan ke-7 dan dokter muda angkatan ke-9. Yang membanggakan lagi, kata rektor, mahasiswa FK UMSU lulus UKMPPD terbanyak dan memperoleh nilai terbaik di tingkat nasional. Untuk itu rata-rata setiap tahun FK meluluskan dokter muda. Semua ini terlaksana atas tata kelola dan integritas pimpinan fakultas dan pimpinan universitas yang baik. “Semoga FK UMSU tetap menjadi kebanggaan di Sumatera Utara dan tingkat nasional. Selamat buat para lulusan dan orangtua yang mempercayakan UMSU mendidik anaknya menjadi dokter yang Islami,” kata rektor. Rektor mengajak para alumni untuk mengembangkan FK agar menjadi kebanggaan di Sumut dan nasional. Untuk itu dia menegaskan pihak universitas terus

meningkatkan pengelolaan fakultas, SDM dosen dan menambah sarana serta prasarana perkuliahan. Dekan FK UMSU dr H Ade Taufiq, S.POG mengharapkan para dokter melakukan pelayanan kesehatan yang terbaik pada pasien dan berpegang pada sumpah kode etik dokter. Sedangkan Wakil Direktur RSUD Lubuk Pakam Puja Armadi mengatakan sumpah dokter satu tahapan pertama bagi lulusan kedokteran. “Kami berharap FK UMSU jadi mitra kami dalam proses pendidikan kedokteran. Saat ini kami sedang mempersiapkan RSUD Lubukpakam milik Pemkab Deliserdang jadi rumah sakit pendidikan utama bagi FK UMSU,” katanya. Sementara dr Amelia Arisy, dokter lulusan terbaik menyampaikan rasa haru dan gembira menjadi lulusan FK UMSU. Sebagai perwakilan dari para dokter, dia mengatakan rasa bangga menjadi alumni sebagai buah dari apa yang diberikan dosen di FK dan orangtua. “Kami akan melakukan yang terbaik dalam melakukan pelayanan kesehatan dan nama baik FK UMSU,” ujarnya. Turut hadir Wakil Rektor II Akrim, MPd, Sekretaris Rektor Gunawan, M.Th, Wakil Dekan I FK dr Makmur Husaini, Wakil Dekan III dr Delyuzar, Direktur RSU Muhammadiyah dr Suhairi, dosen serta staf ahli rektor bidang kedokteran dr Kamal Basri dan Prof Gus Bakti.(aje)

Labuhanbatu Percepat Pembudayaan Literasi MEDAN (Berita): Sebelum Kemendikbud meluncurkan program Gerakan Literasi Sekolah (GLS), Labuhanbatu dengan dukungan USAID PRIORITAS telah terlebih dahulu melaksanakan program budaya baca. Labuhanbatu mendeklarasikan gerakan budaya baca pada 20 Mei 2015 dengan melibatkan 5000 siswa. Deklarasi ini membuat Labuhanbatu menjadi kabupaten literasi pertama di Sumatera Utara (Sumut). Berita Sore/ist Kadis Pendidikan Labuhanbatu Sarimpunan Ritonga dan “Melalui surat edaran Bupati Labuhanabatu Koordinator Provinsi USAID PRIORITAS Sumut Agus Marwan seluruh sekolah telah menyampaikan salam literasi saat berkoordinasi di Medan. menerapkan kegiatan membaca 15 menit sebelum dan sesudah Pengadaan buku ini nantinya akan pembelajaran. Ini kami lakukan jauh hari melibatkan banyak pihak seperti pemda, sebelum Permendikbud No.23 tahun 2015 sekolah, pihak swasta dan masyarakat. tentang Penumbuhan Budi Pekerti “Kita berharap anak-anak kita bisa dicanangkan oleh Kemendikbud,” ungkap membaca satu buku baru setiap tahunnya. Kadis Pendidikan Labuhanbatu Kita juga menargetkan 90 persen sekolah Sarimpunan Sarimpunan Ritonga saat telah memiliki perpustakaan pada akhir berkoordiansi dengan USAID PRIORITAS tahun 2020,” tukasnya. Sumut di Medan, akhir pekan ini. Koordinator Provinsi USAID PRIOSarimpunan mengatakan Disdik LabuRITAS Sumut Agus Marwan mengatakan hanbatu tengah mempersiapkan program Labuhanbatu bersama Serdang Bedagai percepatan pembudayaan literasi. Program (Sergai) telah dinominasikan Kemendikbud percepatan ini merupakan arahan Bupati sebagai daerah percontohan literasi Labuhanbatu untuk mempertajam gerakan nasional. Labuhanbatu dinominasikan literasi. Disdik sedang merumuskan targetkarena konsisten menerapkan program target baru sebagai indikator keberhasilan. literasi. “Kita melihat secara nyata, Dijadwalkan program percepatan ini akan Pemkab Labuhbatu sangat konsisten diluncurkan oleh Bupati Labuhanbatu menerapkan program literasi. Pangonal Harahap pada Selasa, 29 Kepemimpinan yang kuat dan konsisten November 2016 di GOR Rantauprapat. merupakan kunci keberhasilan literasi di “Salah satu target kami pasca deklarasi Labuhanbatu,” kata Agus Marwan. nanti, setiap tingkatan sekolah memiliki Gerakan literasi lahir karena rendahangka ketuntasan membaca buku. Di nya budaya membaca di Indonesia. Studi tingkat SD/MI siswa diwajibkan tuntas UNESCO tahun 2011 menyatakan dari 1000 membaca 6 buku, SMP/MTs 12 buku dan orang Indonesia hanya satu orang saja SMA/SMK/MA sebanyak 18 buku. Begitu yang berminat membaca. Dengan rasio ini, juga degan gurunya diwajibkan tuntas berarti di antara 250 juta penduduk Indomembaca buku,” katanya. nesia, hanya 250.000 orang yang suka baca. Selain target tuntas membaca buku, Bahkan dalam daftar The World’s Most disdik juga mencanangkan program Literate Nations tahun 2016, Indonesia pengadaaan buku dan pembangunan berada diurutan 60 dari 61 negara. perpustakaan sekolah. Setiap tahun 50 ribu Indonesia hanya satu tingkat lebih baik dari buku akan dipasok ke sekolah-sekolah. Botswana, negara kecil di Afrika.(aje)


12

Berita Sore Selasa 15 November 2016

net

Portugal Sukses Hancurkan Tamunya ALGARVE (Berita): Portugal menghancurkan tamunya, Latvia 4-1 dalam laga lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa di Estadio Algarve, Senin (14/11) dini hari WIB. Cristiano Ronaldo lagi-lagi menjadi aktor kemenangan Seleccao das Quinas. Kali ini, attacker berusia 31 tahun itu menyumbang dua gol. Ronaldo menjadi pusat pemberitaan pada laga ini. Meski sukses mencetak dua gol, kapten Portugal itu gagal mengeksekusi penalti pada kesempatan keduanya. Kegagalan penalti Ronaldo itu sempat memberi harapan bagi Latvia yang mencetak gol balasan melalui Arturs Zjuznis. Namun, Portugal kembali unggul lewat gol William Carvalho, skor pun imbang 1-1.

Hasil Kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa Bulgaria v Belarusia Luksemburg v Belanda Hongaria v Andorra Swiss v Kepulauan Faroe Siprus v Gibraltar Portugal v Latvia Belgia v Estonia Yunani v Bosnia

Sayang, skor ini hanya bertahan dua menit saja. Latvia lengah! William Carvalho menyundul umpan manis Ricardo Quaresma di mulut gawang Latvia untuk membuat Portugal kembali unggul 2-1. Ronaldo akhirnya berhasil mencetak gol keduanya di menit ke-85. Quaresma kembali beraksi di flank. Crossing terukurnya mampu dituntaskan Ronaldo dengan tendangan gunting

1-0 1-3 4-0 2-0 3-1 4-1 8-1 1-1

cantik 3-1 Di masa injury time, Portugal melengkapi pesta gol mereka setelah sundulan Bruno Alves menyambut umpan Raphael Guerreiro kembali bersarang di gawang Latvia. Skor 4-1 pun bertahan sampai bubaran. Dengan kemenangan ini, Portugal naik ke peringkat dua klasemen sementara Grup B dengan total sembilan poin dari empat laga. Mereka masih berjarak tiga poin dari Swiss yang

Susunan Pemain Portugal: Cancelo, Fonte, Alves, Guerreiro; W.Carvalho, J.Mario/Gelson Martins, A.Gomes/Renato Sanches; Nani/Quaresma, A.Silva, C.Ronaldo. Latvia: Vanins; Maksimenko, Gorkss, Freimanis, Gabovs, Jagodinskis; Laizans, Kluskins/Visnakovs, Tarasovs; Ikaunieks, Rudnevs/Gutkovskis/ Zjujins. bercokol di puncak klasemen. Sementara itu, Latvia masih tertahan di posisi lima dengan koleksi tiga poin. Tiga negara unggulan berhasil meraih kemenangan meyakinkan dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2018. Belanda lebih dulu mencatatkan kemenangan setelah unggul 3-1 di markas Luksemburg. Die Oranje pun berhasil naik ke peringkat dua klasemen sementara Grup A, berjarak tiga poin dari Prancis di puncak. Selang berapa jam, dua laga penuh gol tercipta. Portugal berhasil menang besar 4-1 atas

Latvia, sementara Belgia sukses mencatatkan kemenangan fantastis 8-1 saat menjamu Estonia. Penampilan luar biasa Cristiano Ronaldo ikut mewarnai kemenangan besar Portugal. Tetapi, bintang Real Madrid itu juga sempat gagal eksekusi penalti. Hasil-hasil semalam juga membuat pergerakan di papan klasemen semakin menarik. Portugal ke peringkat dua klasemen Grup B. Belgia makin kokoh di puncak Grup H, dibuntuti oleh Yunani dan juga BosniaHerzegovina. (ok/kps/vv)

Djokovic Atasi Perlawanan Petenis Thiem London (Berita): Mantan petenis peringkat satu dunia Novak Djokovic (foto) sempat mendapat perlawanan sengit dari debutan asal Austria Dominic Thiem, sebelum bangkit untuk melanjutkan upayanya meraih gelar ATP World Tour Finals kelimanya secara beruntun dengan kemenangan 6-7 (10), 6-0, 6-2 pada Minggu. Tersingkir dari posisi puncak yang telah dihuninya selama 122 pekan oleh Andy Murray pada pekan lalu, Djokovic harus tampil lebih baik dari rivalnya yang berasal dari Britania itu di O2 Arena Lon-

don untuk dapat kembali merebut posisi teratas, namun sejumlah hal tidak berjalan sesuai rencana. Thiem, petenis termuda dari delapan petenis yang lolos ke turnamen penutup musim pada usia 23 tahun, memberikan ancaman berbahaya sepanjang set pertama dan melepaskan sejumlah pukulan kemenangan untuk mengunci set itu pada set point ketujuhnya. Bagaimanapun, setelah itu, pertandingan menjadi milik lawannya ketika Djokovic meraih kemenangan ke-19 dari 20 pertandingan terakhirnya di

turnamen. Bahkan setelah mengunci kemenangan, suasana hati Djokovic masih belum membaik saat seorang pewarta menanyakan kepadanya tentang reaksi marahnya akibat kalah pada set pembukaan, ketika petenis Serbia itu membanting bola dan memantul ke tribun penonton, yang membuat dirinya mendapat peringatan dari wasit. Ketika ditanyakan apakah dirinya dapat berada dalam situasi panas saat bola mengenai penonton, Djokovic menjawab. (ant)

Lorenzo Dan Iannone Ucapkan Selamat Tinggal Valencia (Berita): Sisi emosional GP Valencia yang dihelat di Sirkuit Ricardo Tormo, Minggu (13/11) kemarin, begitu terasa, terutama untuk Jorge Lorenzo (foto kiri) dan Andrea Iannone (foto kanan). Lorenzo menang dan harus berpisah dengan Yamaha untuk Ducati. Sedangkan Iannone berhasil podium, ucapkan selamat tinggal untuk Ducati demi Suzuki. Sesaat usai lomba dan sebelum naik podium, Lorenzo bicara soal jalannya balapan yang di awal balapan bisa melesat jauh, dan dikejar Marquez di akhir. Finish satu detik di depan juara dunia musim 2016 sudah cukup memberi kesan mendalam. Lorenzo pun terlihat emosional mengomentari kemenangan ini, terlebih karena dia bakal meninggalkan Yamaha dan pindah ke Ducati mulai musim depan. “Akhirnya saya bisa tidur nyenyak malam ini. Terima kasih untuk semua, terima kasih Yamaha,” kata Lorenzo dengan nada datar.

Serupa juga pada Iannone. Pebalap Italia itu bersama timnya bahkan di akhir balapan mengenakan kaos khusus buatan sendiri. T-shirt merah itu bertuliskan ”One World, One Love, One Family”. Di bawahnya ada ucapan ”Grazie (terima kasih bahasa Italia) Ducati-The Maniac” (julukan Iannone). Dari situ, tampak jelas rasa sedih Iannone yang sudah menganggap Ducati seperti keluarga. ”Terima kasih untuk Ducati setelah sembilan tahun bekerjasama. Balapan ini akan menjadi momen yang tak terlupakan,” ucap Iannone. Kenangan cukup lama memang buat keduanya, apalagi, Jorge dan Iannone memberi andil besar atas pengembangan motor Yamaha dan Ducati hingga seperti saat ini. Musim depan, mereka harus menjalani balapan dengan atmosfer dan tantangan lebih dahsyat. Ducati buat Lorenzo atau Suzuki buat Iannone adalah hal yang sama sekali baru. Menarik mengikuti penampilan mereka musim depan. (kps)

net

Dortmund Tampung Bolt

net

CEO Borussia Dortmund, Hans-Joachim Watzke, memastikan peraih sembilan medali emas Olimpiade, Usain Bolt, akan berlatih dengan klub Bundesliga tersebut. Tapi menepis kemungkinan menyodorkannya kontrak. Bolt sempat berbicara dalam wawancara bersama The Guardian bahwa dirinya ingin pindah cabang dari atletik ke sepakbola. Kini, kabar ia akan berlatih di Dortmund santer terdengar. Sprinter asal Jamaika, Usain Bolt, berniat beralih profesi menjadi pesepak bola setelah meninggalkan cabang atletik. Pria berusia 30 tahun itu memastikan tidak bakal mengikuti Olimpiade Tokyo 2020. Salah satu alasannya, Bolt ingin mengejar mimpi menjadi pesepakbola. Untuk itu, dia merencanakan berlatih dengan Borussia Dortmund dalam beberapa hari. Jadwal tersebut sekaligus mencuatkan kemungkinan Bolt untuk bergabung Die Borussen dan berduet dengan Pierre-Emerick Aubameyang, yang juga memiliki keunggulan dalam hal kecepatan. Pemilik nama terakhir tercatat sebagai salah satu pemain tercepat Bundesliga musim lalu dengan catatan 34,98 kilometer per jam. Meski begitu, Bolt enggan sesumbar terkait kansnya. "Kita lihat saja apa yang terjadi," ucap sosok beralias Lightning Bolt itu. Bolt langsung diterima olehWatzke, pelatih Dortmund, Thomas Tuchel, pun memberikan lampu hijau. Tetapi, Bolt sepertinya tidak akan disodorkan kontrak secara permanen. "Kami tidak berbicara soal memberikannya kontrak. Tapi kami sangat terhormat kalau dia ingin berlatih dengan kami. Itu sebuah kehormatan," tambah Watzke. Apabila dikontrak oleh Dortmund, Bolt sebenarnya belum merealisasikan mimpi besarnya. Sebab, Dortmund bukanlah klub idolanya, melainkan Manchester United. Sudah berkali-kali, dia mengutarakan keinginan untuk berseragam Setan Merah, julukan Man United. "Sebuah mimpi menjadi nyata apabila mendapatkan peluang membela Man United. Hal itu akan terasa epik," kata Bolt. (vv/kps)

Berita Sore/Ian

Kesebelasan Binjai United diabadikan usai pertandingan di Stadion Baharuddin Siregar Lubuk Pakam

Binjai United Lolos Babak 16 Piala Edi Rahmayadi Cup 2016 BINJAI ( Berita) Binjai United yang berlaga di piala Edy Rahmayadi akhirnya maju ke babak 16 besar. Tim asuhan H Sudarno ini berada dalam grup 7 yang berlaga di Stadion Baharudin Siregar Lubuk Pakam Deli Serdang, Minggu (13/11) sore. Kompetensi Edy Rahmayadi Cup 2016 ini diikuti oleh pemain yang berusia U 15. Terdiri dari 8 grup yang diikuti 32 perwakilan kabupaten/ kota yang ada di Sumatera Utara. Dimana Binjai United Berada di grup 7 dengan komposisi tim Binjai United, Medan Jaya, Askot Medan, Langkat 2 dan selaku tuhan rumah PSDS. Dimana dalam perolehan poin, Binjai United memimpin grup 7 dengan perolehan 9 poin. Lolosnya tim Binjai United ini, tidak terlepas berkat kemenangan dalam pertandingan terakhirnya melawan Langkat 2 dengan skor

1-0. Gol yang diciptakan oleh Alvin di babak pertama lewat tendangan bebas yang menjuruh kuat ke arah gawang, membuat Binjai United mendapat tiket laga 16 besar. Hingga pertandingan berakhir dengan skor tidak berubah. Dalam keterangan pers, Amran Selaku pelatih yang juga didampingi Ajuan Lubis sebagai asisten pelatih mengaku, cukup puas dengan permainan yang ditunjukkan anak didiknya itu. Dirinya berharap dukungan dan doa dari masyarkat Binjai, agar tim yang dibawanya dapat bermain maksimal di laga berikutnya. “ ya saya rasa mereka sudah bagus mainnya, tetapi ada beberapa peluang yang kurang baik diselesaikan. Saya yakin kita pasti bisa masuk hingga babak pinal,” ujar Amran. (ian)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.