Seminar Arsitektur Percahayaan Buatan pada Bangunan Ibadah (Studi kasus : Masjid Pondok Indah)

Page 1

SEMINAR ARSITEKTUR PENCAHAYAAN BUATAN PADA BANGUNAN IBADAH STUDI KASUS : MASJID RAYA PONDOK INDAH

NAMA MAHASISWA/I CLAUDYA ANISA KOLJAAN NIM MAHASISWA/I 41214010023

FAKULTAS/PRODI TEKNIK/ARSITEKTUR UNIVERSITAS MERCU BUANA TAHUN 2017


PENDAHULUAN KAJIAN PUSTAKA METODE PENELITIAN HASIL DAN PEMBAHASAN KESIMPULAN DAN REKOMENDASI


PENDAHULUAN LATAR BELAKANG SEIRING BERJALANNYA WAKTU, SEMAKIN BERAGAM PULA AKTIVIT AS YANG DILAKUKAN DI MASJID. ANTARA LAIN ; MENGAJI, CERAM AH, DLL.

https://alimancenter. com/artikel/13keutamaan-shalatberjamaah-dimasjid/

http://makassar.tr ibunnews.com/2 014/07/07/35dai-luwu-timurceramah-di-130masjid

http://www.ebookanak.com/panduan-2/ensiklopediahadits-nabi-pilihan-bergambar/kata-nabi-ikutbangun-masjid-jika-ingin-rumah-di-surga/

https://www.thevocket.co m/pengajaran-di-sebalikkisah-saudagar-kayamengaji-di-waktu-subuhdi-masjid-klcc/


RUMUSAN MASALAH

APAKAH SUDAH SESUAI DENGAN STANDARD?

BAGAIMANAKAH? PENYELESAIAN DESAINNYA?


MAKSUD, TUJUAN DAN MANFAAT MAKSUD MENGGALI SEJAUH MANA PERANAN DAN PENERAPAN INOVASI DESAIN

TUJUAN •

MENGIDENTIFIKASI PENGARUH CAHAYA BUATAN TERHADAP BERAGAM AKTIVITAS MEMBERIKAN PENYELESAIAN DESAIN YANG BAIK

MANFAAT •

MEMBERIKAN ACUAN PADA PERANCANG MEMBERIKAN PENYELESAIAN DESAIN YANG BAIK


KAJIAN TEORI LANDASAN TEORI PENCAHAYAAN SESUATU YANG BERSINAR YANG MEMUNGKINKAN MATA MENANGKAP BAYANGAN SEKITARNYA

OPTIMASI

(KBBI)

KEGIATAN OPTIMASI BERTUJUAN UNTUK MEMBERIKAN SOLUSI DARI PERMASALAHAN YANG DIPAPARKAN PADA DATA LAPANGAN

(DEWI, 2011) STANDARD PENERANGAN MIN. 200 LUX UNTUK RUANG IBADAH DENGAN KETINGGIAN 6 METER

(GUNAWAN, 2016)


KAJIAN TEORI PENCAHAYAAN BUATAN Desain pencahayaan buatan yang bertujuan untuk membentuk kondisi perseptual yang dapat membuat kita bekerja dengan efektif dan nyaman, mempengaruhi perasaan dan perilaku kita dalam suatu lingkungan visual serta dapat menambah unsur estetika dalam ruangan

(GANDSLANDT & HOFMANN, 1992, P. 28).

http://mikestravelguide.com/thi ngs-to-do-in-istanbul-visitsuleymaniye-mosquesuleymaniye-camii/visitorscorridor-suleymaniye-mosqueistanbul-turkey/

FAKTORNYA

• LUMINAIRE (ALAT PENCAHAYAAN) • KONDISI RUANG (INDRIANI, 2010). SISTEMNYA

http://luxreview.com/article/201 5/11/grand-design-for-kuwait-smoddy-mosque

• PRIMER • SEKUNDER (PHILIPS LIGHTING, 1993, P. 154).


METODE SAMPLING PENELITIAN KRITERIA PEMILIHAN OBJEK • • •

Termasuk yang ternama di Jakarta Letak strategis Fungsi masjid beragam seperti latar belakang peneliti

Sumber : http://www.masjid.asia/2013/06/


SAMPLING PENELITIAN

DESKRIPSI OBJEK PENELITIAN • MRPI terletak pada Jl.Sultan Iskandar Muda No.1 Jaksel • Dibangun pada tahun 1990 • Konsep atap susun tiga dan pola geometris

Sumber : Data masjid


SAMPLING PENELITIAN

DATA FISIK OBJEK PENELITIAN • • • • • •

Berdiri pada lahan 6315m² Luas keseluruhan 1296 m² Luas lantai dua 576 m² Tinggi keseluruhan 24,55 m² Tinggi perlantai 3,6 m² Modul struktur 4,8mx4,8m

Sumber : Data masjid


SAMPLING PENELITIAN

Sumber : Data masjid


METODE PENGUMPULAN DATA PENGUMPULAN DATA PRIMER

Sumber : Dokumentasi pribadi

• Observasi • Pengukuran tingkat pencahayaan PENGUMPULAN DATA SEKUNDER • Data sekunder diperoleh dari teoriteori yang diambil dari jurnal, skripsi dan buku

Sumber : https://en.wikipedia.org/wiki/IPho ne_5S

RANCANGAN INSTRUMENT • • • •

Sumber : http://alatukur.web.id/product/rol -meter-7-5-meter/

Sumber : Data masjid

Kamera Handphone Lux Meter Roll Meter Tabel Observasi

Sumber : Data pribadi


METODE ANALISA DATA

• Data yang diperoleh kemudian dimasukkan kedalam ms.excel untuk mendapatkan nilai minimum, maximal dan rata-rata. • Membuat gubahan kerangka dengan software skethcup kemudian dimasukkan kedalam software relux untuk menata pencahayaan buatan yang lebih optimal dalam bentuk simulasi


HASIL DAN PEMBAHASAN

• zona pengukuran hanya seluas 576 m2 • Pengukuran pada 25 titik ukur

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

• Kondisi existing lampu

1

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

• Kondisi existing lampu

2 Menempel Pada kolom

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

• Kondisi existing lampu

3

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN 1

2

3

4

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

Sumber : Data pribadi


HASIL DAN PEMBAHASAN

RATA-RATA

RATA-RATA SIMULASI

PENGUKURAN LANGSUNG

OPTIMASI RELUX

22,7 LUX

213 LUX

Sumber : Data pribadi

STANDARD SNI

200 LUX


KESIMPULAN

Hasil dari penelitian menunjukan “KURANG MEMENUHI STANDARD”.

Optimasi yang dilakukan menunjukan “OPTIMAL’’. Dengan penataan layout lampu dan jenis lampu.

SNI pencahayaan buatan pada ruang ibadah yaitu 200 lux. Hasil dari penelitian ini menunjukan nilai min dan max yaitu, ‘‘13,10 LUX - 41,90 LUX” Dengan RATA-RATA “22,7 LUX”.

Hasilnya sangat “EFEKTIF’’. mengalami peningkatan dari nilai min dan max “114 LUX -293 LUX” dengan RATA-RATA “213 LUX”.


REKOMENDASI

• Penggunaan jenis lampu LED • Kondisi ruangan yang didominasi warna putih/terang


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.