Undergraduate Architecture Portfolio | Devina

Page 1


about

Hello! My name is Devina and I am an undergraduate student of architecture at Multimedia Nusantara University. While studying architecture, I became interested in sustainability. Besides that, I realized that studying architecture is not only about form and space, but the harmony between the two so that activities can occur in a space.

devina4@student.umn.ac.id +62 8953 7810 8518 Kota Tangerang, Indonesia


EDUCATION

Mutiara Bangsa 1

2016 - 2019

Science Major

Universitas Multimedia Nusantara

2019 - now

Architecture Bachelor GPA 3.56/4.00

ORGANIZATION EXPERIENCES

ARCHIWEEK 1.0

09/19-11/19

Pengenalan Prodi Arsitektur : ATRADHA 2020

03/20-08/20

ARCHISPORT 1.0

04/20-09/20

“Langkah Awal Menuju Adaptasi Arsitektur” Buku Mahasiswa Arsitektur UMN Angkatan 2019

11/20-12/20

MAKET 3.0

12/20-04/21

S.Ars: #SharingThroughExperience

02/21-04/21

ARCHIWEEK 2.0

02/21-12/21

ARCHATAE Buku Karya Seluruh Mahasiswa Arsitektur UMN

07/21-01/22

The Best Teamwork in Transit Core Area Project

01/21-06/21

UKRIDA Civil Earthquake Competition: Simple Earthquake Resistant Structure

08/18-10/18

Food and Beverages

Person in Charge

Secretary and Treasurer

Editor

Person in Charge

Admin and Registration

Vice Chairman

Curator Member

ACHIEVEMENT

Universitas Multimedia Nusantara, Gading Serpong

COMPETITION EXPERIENCES

Participant

Universitas Indonesia Architecture Competition: AFAIRUI2022

08/21-10/21

Lecturer Assistant in Building Technology 1

01/22-05/22

Freelance Graphic Designer in Social Media Account

04/22-05/22

Participant

WORK EXPERIENCES

Universitas Multimedia Nusantara, Gading Serpong

Highway Restaurant, Alam Sutera

SKILLS

Autodesk Autodesk Autodesk Autodesk

Revit CAD ArchiCAD FormIt

SketchUp Rhinoceros Grasshopper DIALux evo

Twinmotion Vray Enscape Adobe Illustrator Adobe Photoshop Adobe InDesign


Table of Content

6 | Kabuda Tampatan Architectural Design 3

20 | Tri-CO Architectural Design 4

30 | Varg Tow Building Technology


Table of Content

wer

38 | Dego-Dego House

3

Architectural Design 2

50 | Hiraeth House

58 | Treetity

59 | Other Works

Architectural Design 2

Architecture Competition

Interior, Graphic Design, Books, Photography


Architectural Design 3 Project

6


Kabuda Tampatan

K ABUDA TA MPATAN type

Transit Oriented Development area

area

5.724 m² / 22.000 m²

location course project year

Tambora, Jakarta Architectural Design 3 2021

Dengan kekhasan yang dimiliki Tambora menjadi titik simpul (nodes) transit yang berada pada Stasiun Duri dan berpotensi dikembangkan menjadi Area Inti Pergerakan Transit (Transit Core). Namun, kultur dan kebudayaan khas Kampung Tambora mulai pudar. Di tengah isu tersebut, Kabuda Tampatan hadir sebagai perancangan dalam kawasan pergerakan inti transit. Kabuda Tampatan berasal dari bahasa Jawa yang disingkat, yaitu kabudayaan tampatan yang berarti tempat kebudayaan. Tujuannya, perancangan ini sebagai tempat yang berisi kebudayaan masyarakat setempat. Dengan berbasis lokalitas dan multikulturalitas, Kabuda Tampatan sebagai wadah yang menyalurkan karya dan menciptakan berbagai aktivitas baru. Proyek ini memiliki 3 fungsi bangunan, yaitu Pop-Local Branding Store, Kalianyar Creative Exploration, dan Culture Exhibition, Galleries & Museum. Selain itu, kehadiran rancangan dapat membantu, mendorong dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat setempat dan pendatang. Selain itu, kehadiran rancangan dapat membantu pergerakan dan perpindahan masyarakat, mendorong penggunaan transportasi publik, kenyamanan dan keamanan pejalan kaki, dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat setempat dan pendatang.

Jl. Kali Anyar I No.10, RT.8/RW.10, Jemb. Besi, Kec. Tambora, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11310.

7


Architectural Design 3 Project

lahan eksisting 2 hektar

massa dipecah menjadi 2 sebagai primary axis dan view from site

zoning fungsi pada bangunan terdiri dari 3, yaitu Pop Up Store, Workshop, dan Museum

8

massa dipecah sebagai analisis dari noise sekitar kawasan

massa bangunan disesuaikan dengan daylight analysis, serta balkon menjadi tempat pengguna untuk melihat pemandangan luar


Kabuda Tampatan

TO JAK ARTA

TO JAK ARTA BAR AT

TO TAMBOR A

TO K ALIANYAR I

Selain menjadi ibukota negara Indonesia, Jakarta juga berperan sebagai pusat kegiatan politik, ekonomi, dan budaya.

Jakarta Barat merupakan kota dengan penduduk terpadat dan termasuk ke dalam ekonomi tercepat

Tambora sebagai daerah dengan tingkat kepadatan penduduk tertinggi di DKI Jakarta dan se-Asia Tenggara

Jalan Kalianyar I berada di Kecamatan Tambora dimana kawasan dikenal kumuh, kurang teratur, dan kurang layak huni

9


Architectural Design 3 Project

10

Denah Lantai 1

Denah Lantai 2

Denah Lantai 3

Denah Lantai 4


Kabuda Tampatan

1 p

2 w

3 m

se

bu

w

2

Jl. Kaliany ar X, Kecam

3

atan Tam

bora, Jaka

rta Barat

1

Site Plan

Level 6

Level 6

18500

18500 Level 5

Level 5

15000

14000 Level 4

Level 4

10500

10500

Level 3

Level 3

7000

7000

Level 2

Level 2

3500

3500

Level 1

Level 1

0

Tampak Utara

0

Tampak Selatan

Level 6

Level 6

18500

18500

Level 5 Level 5 15000

Level 5

Level 4

Level 4

15000

14000

10500

10500

Level 3

Level 3

7000

7000

Level 2

Level 2

3500

3500

Level 1

Level 1

0

Tampak Barat

0

Tampak Timur

11


Architectural Design 3 Project

zoning dalam tiap bangunan

12


Kabuda Tampatan

view skybridge untuk menghubungkan museum dan kantor

area balkon sebagai tempat berkumpul, bersosialisasi, dan melihat pemandangan luar

view koridor antar ketiga bangunan dilengkapi dengan fasilitas parkir sepeda

13


Architectural Design 3 Project

Sustainability Diagram

14


Kabuda Tampatan

Kantong Kegiatan Dalam Ruang Terbuka Hijau

15


Architectural Design 3 Project

void lobby museum

void lobby pop up market

koridor pop up market

16


Kabuda Tampatan

17


Architectural Design 3 Project

18


Kabuda Tampatan

Sistem Utilitas Air Bersih

Sistem Utilitas Air Hujan

Sistem Utilitas Air Kotor

Sistem Utilias Aliran Listrik

19


Architectural Design 4 Project

20


Tri - CO

Tri-CO type

High Rise Building

area

5.724 m² / 22.000 m²

location course project year

Pamulang, Tangerang Selatan Architectural Design 4 2021

Tri-CO adalah proyek mixed-use dengan struktur high-rise building yang berlokasi di Pamulang Square. Tri-CO memiliki makna bahwa tri yang diambil dari bahasa inggris ‘three’ artinya proyek memiliki 3 fungsi, yaitu mall, hotel, dan kantor. Dengan konsep CO-Balanced Living Space, proyek dapat menjadi tempat berkumpul melakukan beragam aktivitas dan sebagai tempat kreativitas mengangkat unsur ekologi. CO sebagai eCOlogy, COmmercial, COmmunity. Makna kata ‘Living’ untuk menunjang dan mendukung kehidupan, kata ‘Balance’ agar perekonomian di wilayah menjadi stabil, kata ‘space’ bertujuan area akan menjadi wadah penunjang aktivitas.

Jl. Siliwangi, Pamulang Bar., Kec. Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten 15417. 21


Architectural Design 4 Project

22


Tri - CO

23


Architectural Design 4 Project

Denah Mall

Denah Lobi Hotel dan Kamar Hotel

Denah Kantor Perusahaan dan Kantor Sewa

24


Tri - CO

Site Plan

Tampak Utara

Tampak Barat

Tampak Selatan

Tampak Timur

25


Architectural Design 4 Project

26


Tri - CO

27


Architectural Design 4 Project

28

Sistem Plumbing Air Bersih

Sistem Pencahayaan Dan Daya Listrik

Sistem Plumbing Greywater

Sistem Plumbing Black Water

Sistem Transportasi Vertikal

Sistem Transportasi Vertikal dan Landasan Helikopter

Sistem Pengudaraan

Sistem Penangkal Petir


Tri - CO

void lobby mall

void lobby office

koridor mall

29


Building Technology 3 Project

30


Varg Tower

VARG TOWER type

Home Office

area

550 m² / 756.25 m²

course project year

Building Technology 3 2021

Varg Tower adalh gedung perkantoran dengan tinggi 101 meter dan jumlah lantai sebanyak 30 lantai dan 2 basement. Bangunan memiliki luas setiap lantai sebesar 550 m2 dan tinggi floor to floor sebesar 3.5 meter. Bangunan berada di tanah yang cukup padat dan batas kedalaman tanah keras untuk basement sebesar -10.5 meter. Bangunan menggunakan pondasi tiang pancang (4 tiang pancang dalam 1 pile cap. Panjang setiap tiang pancang sebesar 8 meter ke dalam tanah. Varg Tower menggunakan struktur Rigid Frame, karena Rigid Frame memiliki rangka kaku berupa grid yang teratur terdiri dari balok horizontal dan kolom vertikal yang terhubung di bidang (pelat) dengan sambungan kaku. Selain itu, Varg Tower menggunakan Shear Wall atau Dinding Geser sebagai komponen struktur vertikal yang relatif kaku. Fungsi dinding ini menjadi penahan beban (Bearing Wall) apabila dinding menerima beban tegak lurus dari dinding geser. Proyek Varg Tower juga menggunakan Refugee Floor di lantai 20 sesuai peraturan DKI Jakarta No. 3 Tahun 2014.

31


Building Technology 3 Project

OUT

IN

Site Plan

32


Varg Tower

Denah Lantai 1-29

Denah Lantai 30

33


Building Technology 3 Project

Denah Basement Lantai 1

Denah Basement Lantai 2

34


Varg Tower

1 Aliran Pembebanan Gaya 1

2 Material Bangunan

2

35


Building Technology 3 Project

Denah Core

Perbandingan Persentasi Luas Lantai Tipikal dengan Area Core

36


Varg Tower

Jenis dan Fungsi Ruang pada Core

37


Architectural Design 2 Project

38


Dego-Dego House

DEGO - DEGO HOUSE type

Home Office

area

141 m² / 220 m²

location course project year

Kota Makassar, Sulawesi Selatan Architectural Design 2 2020

Dego-Dego berasal dari bahasa Makassar yang memiliki arti sebagai teras rumah. Pemilihan kata ini dikarenakan konsep awal rumah yang banyak memiliki area berkumpul dengan ruang terbuka berupa teras rumah. Konsep rumah Dego-Dego menjunjung tinggi rasa sosialisasi antar sesama penghuni sehingga terciptanya ruang komunal dalam bangunan. Selain itu, ruang terbuka disertai dengan penanaman tanaman hijau. Hal ini dimaksudkan agar lignkungan tetap terlestarikan dan untuk menunjang kegemaran penghuni. Rumah dengan 3 lantai diperuntukkan untuk 6 anggota keluarga dengan kantor ayah dan toko kue ibu berada di lantai 1. Sedangkan, anak laki-laki dan perempuan memiliki kegemaran bermain drum dan urban sketching. Terakhir, kakek nenek memiliki kegemaran berkebun.

Kompleks Chrysant, Pandang, Panakkukang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90231. 39


Architectural Design 2 Project

lahan eksisting 220 m2

sinar cahaya memotong bangunan, guna sebagai taman indoor

rumah sebagai penunjang kegiatan & hobi penghuni agar tetap produktif

40

zonasi dibagi berdasarkan privasi pelaku ruang

finishing dengan atap : Dego-Dego House


Dego-Dego House

41


Architectural Design 2 Project

view koridor taman menghadap kamar tidur tamu

ruang tengah sebagai sirkulasi udara dan cahaya masuk ke dalam bangunan

view koridor taman menghadap kamar tidur kakek dan nenek

42


Dego-Dego House

Tampak Depan

Denah Lantai 1

Denah Lantai 2

Denah Lantai 3

43


Architectural Design 2 Project

Potongan menunjukan kegiatan aktivitas yang beragam dalam satu rumah, terdapat kantor ayah, bakery ibu, dapur, tangga utama dan tangga servis, ruang keluarga, dan kamar tidur utama dengan view balkon.

Tampak Samping Kiri

44

Tampak Samping Kanan


Dego-Dego House

Bangunan dengan tinggi 3 lantai menggunakan pondasi tapak dan batu kali. Dengan ukuran kolom 15/15 dan balok 30/15, bangunan menggunakan baja ringan sebagai rangka atap.

45


Architectural Design 2 Project

ruang tengah keluarga menghadap view taman

dapur dan ruang keluarga

ruang area kumpul bersama keluarga untuk bersantai

46


Dego-Dego House

47


Architectural Design 2 Project

48


Dego-Dego House

49


Architectural Design 2 Project

50


Hiraeth House

HIR AETH HOUSE type

Dwelling House

area

239 m²

location course project year

Pantai Tanah Lot, Bali, Indonesia Architectural Design 2 2020

Hiraeth memiliki arti tentang kerinduan terhadap tempat tinggal dalam bentuk rasa nostalgia dan keinginan yang tulus dari penyesalan yang ada pada masa lampau. Hiraeth merupakan hunian untuk keluarga kelompok sosial inti (KSI) yang terdiri dari 4 anggota keluarga yang berlokasi di dekat pantai Tanah Lot, Bali, Indonesia. Rumah dirancang sesuai keinginan dan kebutuhan dari permintaan klien dengan merespon tapak sekitar. Dengan konsep bukaan pada ruang, cahaya dan udara dapat masuk dengan baik ke dalam ruang agar dapat menunjang aktivitas penghuni yang menciptakan rasa Dwelling. Hal ini berdampak pada efisiensi penggunaan energi pada hunian. Material yang digunakan ramah lingkungan dengan menyesuaikan lingkungan sekitar agar bangunan dapat menyatu dengan alam.

Jalan Beraban, Tanah Lot, Bali, Indonesia 82121.

51


Architectural Design 2 Project

52

lokasi proyek di Bali dengan tinggi tiap kontur tanah -0.50 m

bangunan merespon kepada view, dengan cara muka bangunan menghadap ke arah lautan

bentuk dipotong menjadi bentuk rumah dengan sisi-sisi tegak

massa diputar untuk menghadap view mercusuar dan perairan

bangunan ditarik mengalami perpanjangan sebagai bentuk pintu akses masuk

massa bangunan bertingkat menjadi 2 lantai dan terdapat balkon di kedua arah


Hiraeth House

53


Architectural Design 2 Project

Denah Lantai 1

Denah Lantai 2

54


Hiraeth House

Tampak Selatan

Tampak Timur

Tampak Utara

Tampak Barat

55


Architectural Design 2 Project

Ruang keluarga sebagai tempat berkumpul dan beraktivitas

56


Hiraeth House

Kamar tidur anak perempuan memiliki balkon untuk melihat view pantai

57


Architecture Competition

TREETITY type

Compact Living

area

27 m²

location course project year partners

58

Jakarta Utara AFAIRUI22 Competition 2022 Eireen, Winny


Others / Freelance Project

SHU-SHU type

Student Cafe

area

105 m²

location

Taiwan

course project year client

Freelance 2021 Callista, Cristina, Kezia, Kirana

59


Others / Interior Design Project

JAPANDI HOMEYNESS type

bedroom

area

27 m²

location course project year partners

60

Gading Serpong Interior Design 2022 Dandre, Michael, Jonathan


Others / Interior Design Project

TROPICAL HOMEYNESS type location course project year partners

Kitchen BSD City Interior Design 2022 Dandre, Michael, Jonathan

61


Others / Freelance Project

type location course project year partners

62

Graphic Designer Alam Sutera Freelance Project 2022 Eireen


Others / Introduction to Sustainability Project

type location course project year partners

Editor Team UMN Introduction to Sustainability 2020 Devi, Winny

63


Others / Photography

https://vsco.co/dvdevna/

64


Others / Photography

https://vsco.co/dvdevna/

65



Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.