Gerakan @1000Sepatu Sekolah Untuk Yatim Duafa

Page 1


sahabatcita mari berkontribusi Jl. Daarul Fikri No.9 Cihanjuang Kab. Bandung Barat Telp: 022-61131690, fax: 022-6646521 Cp: 0817423781 (yulie)

Bandung, 5 Mei 2013 No Perihal Lampiran

: 04/K/06032013/SC : Surat Pengantar : Proposal

Kepada Yth. Bapak/Ibu Pimpinan Perusahaan Di tempat Assalamualaikum wr. wb. Dengan Hormat, Kami dari Sahabat Cita yang merupakan yayasan dengan berbagai gerakan, memiliki beberapa kegiatan yang sebelumnya dilakukan berbasis kegiatan pemberdayaan dan kegiatan sosial yang telah berlangsung hingga lima tahun. Kegiatan-kegiatan yang kami lakukan berupa gerakan atau mengkoordinasi kegiatan sosial dari skala kecil hingga besar berbasis di Kota Bandung dan Wilayah-wilayah lain di Jawa Barat. Bersama ini kami mengajukan penawaran kerja sama kepada perusahaan Bapak/Ibu untuk dapat berkontribusi di dalam kegiatan 1000 Sepatu Sekolah untuk Yatim dan Dhuafa. Kegiatan ini merupakan kegiatan sosial bernilai tambah yang akan senantiasa kami buka donasinya secara kontinu sepanjang tahun dengan dibagi menjadi beberapa periode penyaluran. Kontribusi yang dimaksud dapat dalam bentuk bantuan publikasi, dana pendukung kegiatan, dana pembelian sepatu dan perlengkapannya, atau berupa bantuan-bantuan lainnya. Sebagai timbal baliknya logo Perusahaan akan dicantumkan pada setiap kegiatan yang dilaksanakan. Selengkapnya tentang kegiatan ini kami paparkan dalam Proposal kegiatan terlampir. Demikian surat ini kami buat, besar harapan kami agar Bapak/Ibu dapat bekerja sama dalam kegiatan ini. Atas perhatiannya, kami ucapkan terimakasih. Wassalamualaikum wr. wb.

Ketua

Pembina

Dandi Budiman, Ir.

Dr. Dwi Purnomo, STP., MT.



sahabatcita mari berkontribusi


Dengan berbekal sepatu baru tentunya akan bermanfaat bagi kegiatan menuntut ilmu mereka, seperti yang kita alami ketika masa kecil dimana akan sangat bersemangat dan berbahagia menggunakan sepatu baru untuk bersekolah. Sepatu menjadi istimewa karena melengkapi peralatan sekolah yang telah donatur lain berikan berupa seragam dan buku-buku pelajaran. Pada umumnya adik-adik kita ini kesulitan memperoleh sepatu baru untuk sekolahnya, maka dari itu kami memiliki ide memberikan sepatu baru, bukan bekas. Konsepnya adalah setiap donatur dapat memberikan satu pasang sepatu termasuk satu pasang kaos kaki untuk melengkapinya, dengan menyumbangkan uang sebesar seratus ribu rupiah atau sejumlah uang yang mampu diberikan. Sepatu yang dipilih adalah sepatu dari sentra Cibaduyut dan Garut, bukan dari pabrik sepatu berskala besar. Selain murah, sepatu lokal ini juga berkualitas baik dan sangat trendi jika dilihat dari model-modelnya. Sepatu dari sentra Cibaduyut dan Garut ini merupakan karya berkualitas pengrajin sepatu berskala UKM. Seperti dijelaskan sebelumnya, dalam kegiatan ini, manfaat yang ingin didapatkan sebesar mungkin dapat menyentuh berbagai pihak, bukan saja anak yatim dan dhuafa sebagai penerima, namun melalui program ini besar harapan kami dapat menjadi contoh dimana manfaat juga dapat diperoleh para pengrajin sepatu yang merupakan UKM yang perlu kita bantu perkembangannya. Jika kegiatan seperti ini dilakukan oleh berbagai elemen masyarakat tentu akan memberikan dampak berganda, dimana melalui sedekah yang kita berikan akan mampu memberikan dampak positif perekonomian dan kesejahteraan yang besar bagi masyarakat. Amin.


peningkatan kualitas peningkatan omzet kepercayaan produk

media pembelajaran kontribusi pendidikan gerakan sosial bernilai tambah

Sasaran kedua adalah masyarakat yang terlibat dalam kegiatan ini, agar masyarakat menyadari bahwa kegiatan amal hendaknya bukan berupa kegiatan hura-hura mengundang kaum dhuafa dan secara tidak disadari memberikan stempel lebih jelas akan kedudukannya sebagai kaum yang kurang beruntung dan menciptakan jurang pemisah yang kian dalam. Kegiatan 1OOO Sepatu Sekolah untuk Yatim dan Dhuafa ini dimaksudkan untuk merangkul seluruh elemen masyarakat untuk memotivasi melalui kegiatan sederhana namun memiliki dampak yang panjang terutama bagi masa depan mereka melalui semangat belajar.

semangat persaudaraan motivasi belajar

Sebuah kegiatan yang baik hendaknya memiliki rantai nilai tambah dan nilai guna yang mampu menyentuh kalangan lebih banyak. Kegiatan 1OOO Sepatu Sekolah untuk Yatim dan Dhuafa ini selain bermanfaat bagi penerimanya yakni teman-teman yatim dan dhuafa, juga memberikan dampak positif yang signifikan bagi para pengrajin sepatu, terutama di wilayah Cibaduyut dan Garut Jawa Barat yang terkenal mampu menghasilkan sepatu berkualitas tinggi dengan harga yang terjangkau. Hal ini menjadi penting karena secara langsung memberikan nilai tambah dan kebanggaan bagi peningkatan kesejahteraan pengrajin sepatu lokal.

Sasaran pertama adalah anak-anak yatim dan tidak mampu. Sepatu menjadi barang mewah untuk didapatkan, sementara sepatu baru secara psikologis mampu membangkitkan semangat yang tinggi untuk belajar.


Ketika itu kami tergabung dalam sebuah klub pendengar salah satu radio dewasa di Bandung yang memiliki komitmen untuk mengadakan berbagai kegiatan sosial, dimulai dengan memberikan sumbangan berupa uang dan pakaian bekas kepada anak yatim dan dhuafa. Dalam perjalanannya klub pendengar tersebut tidak berdiri lagi, namun komitmen untuk meneruskan kegiatan ini akan senantiasa berjalan. InsyaAllah.

2OO6 2OO8

2O1O

2O11

Konsep yang dilaksanakan sedikit berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Kali ini kegiatan dilaksanakan di tiga pondok pesantren di Jawa Barat dengan mengambil tema #1OO Sepatu Sekolah untuk Yatim.

2O12

Mengulangi kesuksesan kegiatan pada tahun sebelumnya, tema sepatu sekolah kembali diambil mengingat momen Ramadhan berdekatan dengan dimulainya kegiatan tahun ajaran baru, dalam kegiatan bertajuk #1OOO Sepatu Sekolah untuk Yatim dan Dhuafa.

2O13

Kini #1OOO Sepatu Sekolah untuk Yatim dan Dhuafa kembali di gelar di bawah naungan yayasan Sahabat Cita, mengajak teman-teman untuk berpartisipasi. Timbul perasaan bangga sekaligus haru ketika kegiatan ini memperoleh reaksi positif yang begitu besar dari masyarakat yang ikut berpartisipasi. Dalam waktu kurang dari 1 bulan kami berhasil diberi kepercayaan untuk dapat menyalurkan lebih dari 1000 pasang sepatu dan kaos kaki.


pelaksanaan hingga16 Oktober 2012 telah mengumpulkan 1236 pasang sepatu dan kaos kaki tahap pertama 716 pasang sepatu tahap kedua 447 pasang sepatu tahap ketiga173 pasang sepatu

dana yang terhimpun Rp. 180.018.503.dengan perhitungan satu pasang sepatu dan kaos kaki dihargai Rp. 100.000.-. total pembelanjaan Rp. 127.675.500,operasional kegiatan Rp. 7.746.400,saldo sisa saat ini Rp. 44.596.603,-

Dana yang diperoleh dari MDRT atas seijin forum tidak digunakan seluruhnya untuk pembelian sepatu, namun disepakati untuk digunakan sebagai dana pengembangan kegiatan menjadi yayasan. Hal ini dilakukan sebagai bentuk tanggung jawab atas formalisasi kegiatan agar mampu dipertanggungjawabkan secara transparan dan legalitasnya terjaga. Penyalutan dilakukan ke lokasil-lokasi Panti Asuhan dan Pondok Pesantren di Jawa Barat, yang meliputi: 1. Pondok Pesantren Darul Falah – Majalengka 2. Yayasan Pengasuh Anak Yatim Piatu Sukabakti – Kiaracondong Bandung 3. Pondok Pesantren Al-Furqon – Cisarua 4. Pondok Pesantren Ar-Rahman – Cililin 5. Pondok Pesantren Al-Muhyidin – Pangalengan 6. Yayasan Ar-Razak – Cihanjuang 7. Anak-Anak Buruh Harian Kebun Desa Kertawangi Willayah Kebon Cau – Dangdang Cibadak 8. Pondok Pesantren Darul Salam Al Mubaroqah – Cijerah Bandung 9. SMAN 1 Ciranjang – Cianjur 10. Panti Asuhan Cibereum – Kertasari 11. Panti Asuhan dan Pesantren Dago Utara – Bandung 12. Rumah Asuh yatim & dhuafa fathul mubiin 13. PSAA Sakinah – Cilengkrang Bandung 14. Masyarakat Dago Pakar – Bandung 15. Siswa-Siswi SD tidak mampu, kerjasama dengan HMJ TMIP Unpad – Sumedang


Pemanfaatan jejaring pertemanan secara langsung dengan melibatkan beberapa teman yang memiliki latar belakang yang berbeda-beda dengan institusi yang berlainan, serta mendapatkan berbagai sarana dan akses untuk mendapatkan massa untuk dijadikan sasaran sosialisasi kegiatan.

Pemanfaatan jejaring media sosial yang secara maksimal dilakukan untuk dapat menyebarkan informasi secara luas. Informasi disebarkan secara terpadu melalui media online dengan mensinergikan media blog, media sosial twitter, dan facebook. Kegiatan melalui jejaring sosial ini mendapatkan respon yang sangat baik untuk dapat menyebarkan informasi kegiatan ini.

Kerjasama media massa. Media massa yang dilibatkan meliputi tiga media radio komersial di Bandung, satu radio online berbasis komunitas, dan satu provider telekomunikasi yang menyediakan sarana untuk broadcast message. Media-media ini dirangkul untuk dapat menyebarkan filosofi kegiatan yang ingin disebar.

Perlibatan Himpunan Mahasiswa yang mampu memberikan efek penyebaran informasi yang sangat baik terutama di kalangan anak muda untuk membangun jejaring sekaligus menyebarkan energi untuk berbagi.

Penggalangan dana juga dilakukan dengan roadshow ke beberapa komunitas dan sekolah dengan melakukan presentasi mengenai maksud dan tujuan yang dilakukan.



giatan sosial yang mendidik dan memiliki dampak yang panjang sehingga manfaatnya dapat dirasakan banyak pihak secara berkelanjutan.

sahabatcita mari berkontribusi

Kewirausahaan Sahabat Cita adalah yayasan dengan filosofi rantai manfaat. Berawal dari sebuah gerakan yang mendedikasikan anggota komunitasnya untuk senantiasa mampu berkontribusi positif bagi lingkungannya dengan menekankan pada nilai tambah dan rantai manfaat yang dapat menyentuh banyak pihak dalam setiap kegiatannya. Sahabat Cita mengembangkan kegiatan-kegiatan rantai manfaat yang mencakup kegiatan sosial, entrepreneurship dan networking.

Kepengurusan

Pembina Dr. Dwi Purnomo Pengawas Muhammad Arranery Ketua Ir. Dandi Budiman S Sekretaris Yulianti, S.Si. Bendahara Rerry Adriany Aktivis Ir. Belli Belinda Salamun Taofik, S.P. Dian Aquarita, S.T. Gita Andriany, S.H. Norma Novitasari, S.Si.T. Rully Budiawan Ardanti Ardianty, S.T. Donny Hirawan, S.Si. Khemal Nugroho, S.P. Mitra Eviani Risa Nadya

Sosial Kegiatan sosial degan dampak yang panjang sehingga manfaaatnya dapat dirasakan oleh banyak pihak secara berkelanjutan

Kegiatan sosial dimaksudkan pada penyebaran nilai manfaat dengan menggerakkan masyarakat untuk mampu berkontribusi secara sosial, namun penekanan kegiatan sosial yang dilakukan adalah pada ke-

Social

Kegiatan lain adalah kegiatan kewirausahaan, kegiatan ini dimaksudkan agar berbagai kegiatan sosial dapat dilaksanakan dengan berkesinambungan. Kegiatan kewirasahaan dilakukan agar benefit dan profit yang didapatkan dapat dikembangkan menjadi lokomotif kemandirian agar dalam perkembangannya mampu berkontribusi secara maksimal dengan tidak tergantung sepenuhnya pada bantuan-bantuan yang ada. Kemandirian ini menjadi visi yang harus dicapai sebagai contoh bagi pelaksanaan kegiatan sosial yang seharusnya mendorong objeknya untuk mencapai kemandirian yang berkelanjutan.

Jejaring Kegiatan berjejaring juga dilaksanakan Sahabat Cita dengan metoda Triple Helix dimana kemitraan dapat dikembangkan dengan melibatkan pihak akademisi, bisnis dan industri, serta Pemerintah. Jejaring ini perlu dikembangkan semata-mata karena kebutuhan untuk tumbuh bersama secara sinergis dengan menghasilkan benefit bagi semua pihak yang terlibat.

Budaya Sahabat Cita

e u s hip

kin

p

en

g

E nter

KM n U ara a a y sec n rda be ukan giata m k e ke ilaku n p dila an ata yang deng ang d jutan l i g l Ke n y elan loka na sio pinga berk akat mpu e f pro ndam ecara asyar n ma lainya pe an s sis m iri da aha k ba us nd r be ga ma pada i ing ikas seh repl me

N et w o

r

Pen Tri gem p b Ak le He anga a n je Bis dem lix jar ing Pem nis d ini eri an In nta du str h i

Sahabat cita terdiri dari beragam individu yang memiliki konsistensi untuk memberikan kontribusi positif terutama dalam bidang pendidikan dan keterampilan dengan mengembangkan budaya: rantai manfaat, rantai nilai, berkelanjutan, kebersamaan, komitmen, transparansi, terbuka dan mengarah pada tujuan jangka panjang. Hal tersebut dirangkum sebagai Filosofi Rantai Manfaat. Rantai manfaat menekankan pada pola-pola kegiatan yang dikembangkan harus mampu memberikan manfaat bagi seluruh pelakunya dan dapat dilakukan serta membawa kedalam rantai yang panjang.


Rekapitulasi Keuangan Kegiatan 1000 Sepatu Sekolah Untuk Yatim dan Dhuafa Tahun 2012

sahabatcita mari berkontribusi

NO TANGGAL

TRANSAKSI

1

MANDIRI

15-08-12

PENERIMAAN

PENGELUARAN

SALDO

32.605.003

Contribute Trough Social-Enterpreneurship Social

Program 1000 Sepatu Sekolah Untuk Yatim dan Dhuafa

2012 1400 pasang sepatu baru Item termahal dari peralatan sekolah, Memberikan motivasi untuk anak-anak Pemberdayaan UKM sepatu Cibaduyut dan Garut

Activities

BNI 46 35.744.000

3

15-08-12

BCA

Networking

15-08-12

CASH

5

15-08-12

UNILEVER 26.700.000

6

11-09-12

MDRT 57.544.000

Sumber Daya Manusia Berlatar pendidikan dalam menekuni dunia profesional yang berbeda-beda namun tetap berkomitmen pada pengembangan kewirausahaan sosial yang memiliki rantai manfaat yang panjang.

4

2.475.500

Pendidikan Pengembangan Usaha Kecil Sosial Kemasyarakatan Kesehatan Motivasi

Sahabat Cita selama ini telah bergerak dengan bentuk gerakan yang multi dimensi kegiatan yang mencakup kegiatan seperti Program 1OOO Sepatu sekolah untuk yatim dan dhuafa, Pengembangan Usaha Kecil dan Menengah, Pendidikan, Sosial Kemasyarakatan, Kesehatan, Motivasi, dan berbagai kegiatan bernilai tambah lainnya. Sahabat cita juga telah mengembangkan berbagai kerjasama

15-08-12

24.950.000

Value Chain Center UNPAD Himpunan Mahasiswa HMJ TMIP Unilever Indonesia MDRT Indonesia AIKMA Jawa Barat Universitas Padjadjaran

Sahabat Cita Saat ini

2

7

04-08-12

Pembelian 151 Pasang Sepatu Sekolah

8

(3-6)-08-12

Pembelian Kaos Kaki

13.000.000 3.424.500

Enterpreneurship

Pendampingan usaha pengolah makanan di seluruh Jawa Barat Pola Pengembangan Usaha Kecil dan Pola Pemberdayaaan berbasis: Santri Wanita Pemuda Komunitas Jangka panjang Pola Replikasi Pengembangan Usaha Inovasi Manajemen dan Teknologi

9

Pembelian 14 Pasang Sepatu Sekolah

1.000.000

10

07-08-12

Pembelian 98 Pasang Sepatu Sekolah

9.000.000

11

09-08-12

Pembelian 120 Pasang Sepatu Sekolah

11.000.000

Pembelian 121 Pasang Sepatu Sekolah

11.000.000

Pembelian 40 Pasang Sepatu Sekolah

3.500.000

12 13

09-08-12 15-08-12

14

15-08-12

Pembelian 156 Pasang Sepatu Sekolah

13.500.000

15

15-08-12.

Pembelian 16 Pasang Sepatu Sekolah

1.000.000

Konsumsi MDRT (40 orang)

3.500.000

16

09-09-12

17

09-09-12

Uang Angklung MDRT

18

09-09-12

Pembelian 331 Pasang Sepatu Sekolah

2.000.000

19

dengan berbagai pemangku kepentingan seperti Value Chain Center Unpad, Himpunan Mahasiswa, Komunitas Kreatif, Unilever Indonesia, Asosiasi Industri Kecil Menengah Agro Provinsi Jawa Barat beberapa media massa dan FTIP Universitas Padjadjaran. Sahabat Cita senantiasa mengembangkan kontribusinya melalui kegiatan kewirausaahaan sosial.

07-08-12

20

11-09-12 25-09-12

34.000.000

Transport (sewa bus) MDRT

1.500.000

Pembelian 80 Pasang S.epatu Sekolah

6.200.000 3.000.000

21

04-10-12

Pembelian 36 Pasang Sepatu Sekolah

22

04-10-12

Pembelian Kaos Kaki 2.551.000

23

08-10-12

Konsumsi Rapat Tim 96.400

24

08-10-12

Sewa Infocus Rapat Tim

25

16-10-12

Pembelian 173 Pasang Sepatu Sekolah

50.000

Total

15.500.000

180.018.503

135.421.900

44.596.603


sahabatcita mari berkontribusi



sahabatcita mari berkontribusi

Jl. Daarul Fikri No.9 Cihanjuang Kab. Bandung Barat Telp: 022-61131690, fax: 022-6646521, www.sahabatcita.org


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.