FACT EUPHORIA VOL.01
“TUSUK SATE” Housing Type
CON TRI BUTOR 1 LAPTOP 2 BIKE 3 PHONE
June 2020 Hi, Work From Home Junkie!
For almost 3 months of WFH, I have some opportunities to explore my surrounding neighborhood. Fact Euphoria is a compilation of facts around me and you. The aims of Fact Euphoria is to help designers to produce realistic and applicable design. It can be interpretations from personal experience focusing on space and event. How about design standard? As long as the design standard makers do it, why should we think about it? Let’s explore! Hence, your feedback and your personal experiences can also be compiled in the series of volume. The Fact Euphoria vision is to imagine how your sketch and CAD line affects environment, social, and economic. The motto is “No picture is HOAX!” Cheers! Founder
Contributor
Founder/Content Creator Melvina
Editor Adityantari Satriani Graphic Designer/Layout Puspahati
Contact
fact.euphoria@gmail.com
VOL.01 “TUSUK SATE” HOUSING Tipe
VOL.01 “ Tusuk Sate” Housing Tipe is the first of Fact Euphoria magazine. It consist of some facts about Tusuk Sate houses around our neighborhood and short interview with housing experts from varied professional background. Why Tusuk Sate housing tipe becomes the first topic?, The only one answer is “why not?” Let’s start explore from anything you want.
The Contents Short Story The Fact The Issue Q&A So?
Hi, I live here at the Tusuk Sate house
What is Tusuk Sate House ?
SHORT STORY Tusuk Sate term is originally derived from Indonesian locality. It refers to a house that is located at the end of the road and overlooking the road junction.
Tusuk Sate is a stick for making Indonesian Satay. However, which one relates to the Satay stick? LOL
THE FACTS • The house is occupied • Carport/ garage is positioned at the center of road center line. • The residents are often discomforted by the car dim light.
Location: Perumahan Masnaga, Bekasi
Carport at the road center line
Carport at the road center line
THE FACTS
Big Trees
• The house has not been occupied for over 6 years • The building’s main door is facing towards the road • Big trees at the house’s frontage.
The building main door
Location: Perumahan Masnaga, Bekasi
Dark & Shady
THE FACTS • Abandoned! For over 10 years • The back side of the building is shorter than the front side. • The owner is unknown.
Location: Perumahan Masnaga, Bekasi
THE FACTS • The house is 32 years old already, and it is now being occupied by the 3rd generations.
Carport at almost the center of the road.
Location: Perumahan Masnaga, Bekasi
The building main door
THE FACTS • Unoccupied. All of its residents have passed away due to lung disease.
Location: Perumahan Masnaga, Bekasi
The main building door at the center of the road
THE FACTS • Both of the houses are not occupied.
Car Port
Location: Perumahan Masnaga, Bekasi
Car Port
THE FACTS • Occupied by new family for over 2 years. It was previously an empty house.
The main door
Location: Perumahan Masnaga, Bekasi
Big Trees in front of main door
Car Port
THE ISSUE Several vehicle accidents happened at Senopati pharmacy. The issue in society said that the pharmacy is one of “Tusuk Sate� building. Thus, its position might cause accidents What the experts say? For the Senopati pharmacy case, the intersection geometry with the island produces greater conflict area and also a greater relative speed, so that it can affect the response of the rider when he sees the vehicle go from another direction. When off-peak vehicles tend to go with free-flow speed or even more. The site is adjacent to 4 intersection type but this intersection behaves more like a 3 intersection type. Accidents were stimulated by condition, though it is also influenced by the physical and psychological
condition of the rider. Further identification is needed regarding safety visibility at the intersection, turning radius, and also traffic management scheme for vehicle speed limitation when approaching the intersection.
LED s
Aris Meisandika
Transportation Planner AECOM Linkedin ID : https://www.linkedin.com/ in/aris-meisandika-47a1a813a/
The Garden
Location: Senopati Drug Store, Jakarta/.
Behind the garden,is Tulodong Atas street. Hence, we can be assumed the drug store is not directly at the end of road center line.
October 2019
screen
Street Light The building has been hit by a car twice.
December 2019
Q& A
Q : Apa yang membuat rumah Tusuk Sate sulit dijual developer? Apakah ada masalah rumor di masyarakat sepering fengshui tidak baik atau dari segi desain unit bangunan yang sulit dibangun? Rumor tentang fengshui memang selalu ada, dan ini tidak terbatas pada etnis tertentu lho. Namun konsumen tidak terlalu memperhatikan unsur2 magisnya, mereka lebih concern pada nilai purna jual. Menurut mereka rumah dengan posisi tusuk sate akan lebih sulit dijual dibandingkan rumah yang ada di posisi dead end / jalan buntu. Makanya dalam segi desain kita selalu mengupayakan untuk menghindari rumah dengan posisi ini, salah satunya adalah dengan membagi 2 muka rumah terhadap lebar jalan, atau menempatkan “branggang� / break pada area tusuk sate.
Q : Bagaimana pendapat bapak mengenai hunian tusuk sate? Hunian di lokasi tusuk sate, dalam kajian feng shui, menjadi masalah karena terjadi nya Sha Qi (Qi negative) yang dibawa dari depan kapling rumah. Tetapi, hal tersebut bukan tidak dapat diatasi-meskipun banyak orang tidak mengetahui caranya.
Professional Staff at Perum Perumnas
Q : Mengapa rumah tusuk sate menjadi permasalahan khusus dari sudut pandang ilmu Feng Shui? Karena posisi tusuk sate memiliki aliran chi yang sangat kuat. Begitu kuatnya, hingga aliran chi tersebut bisa rusak. Secara teori, desain dengan Feng Shui bermaksud memperlambat aliran energi Qi itu sehingga Qi yang baik masih tetap bisa masuk kedalam rumah. Oleh sebab itulah jika rumah memiliki tanah yang luas (misal di atas 300m2), design dengan Feng Shui itu masih bisa mengatasi-nya.
Q : Bagaimana presentase penjualan rumah Tusuk Sate dari sisi developer? Presentase penjualan rumah tusuk sate sangat berdampak pada penjualan rumah tipe besar (sebut saja tipe 63 keatas). Untuk bangunan di bawah tipe 54, penjualan rumah dengan tipe ini tidak terlalu menjadi concern pembeli. Mayoritas masyarakat menengah ke bawah lebih concern kepada harga rumah dan arah hadapnya terhadap matahari.
Q : Apa saja kemungkinan dampak dari tinggal di rumah tusuk sate bagi penghuni? Energi QI negatif (Qi yang rusak akibat Rumah tusuk sate) bisa mendatangkan berbagai keburukan bagi penghuninya; gangguan Qi buruk bisa pada Kesehatan, kebahagiaan rumah tangga, dan juga pada kesejahteraan (kemakmuran). Penghuni bisa merasa serba salah,kesehatan menurun dan sakit sakitan, keuangan menipis dan
Hafidz Al Mubarok
Linkedin ID : https://www.linkedin.com/in/hafidz-almubarok-28939240/
Dr Mauro Rahardjo & Lelyana Rahardjo
Feng Shui Experts & Architect Instagram ID : @drmaurorahardjo
keharmonisan keluarga memburuk. Sebagian individu dengan Kua kuat (kua 2, kua 5, dan kua 9) bisa bertahan baik pada lokasi tusuk sate. Q : Apakah rumah tusuk sate dapat diantisipasi jika belum terbangun? Tentu saja bisa; disini pentingnya konsultan Feng Shui menggunakan Teknik yang tepat untuk mengatasinya. Pertama dengan cara memperlambat aliran chi; ini bisa dilakukan dengan berbagai cara; yaitu dengan mengatur LAY-OUT RUANGAN Interior di dalam Rumah. Kedua, dengan menggunakan bentuk massa bangunan dan bentuk RUANG, warna dan tekstur bahan bangunan. Sebagai contoh bagian depan bangunan menggunakan bentuk dari unsur api (segitiga) atau unsur logam (bulat dan oval).
Q : Pernah tinggal di rumah yang posisinya tidak tusuk sate? Pernah, tahun 90 an baru direnovasi malah dapet rumah dinas disunter deket kantor, jadi saya pindah ke rumah dinas sampai selesai pensiun pada tahun 2005 baru balik lagi kesini. Q : Ada yang beda gak antara dirumah yang posisinya tusuk sate dan rumah di Sunter? Gak ada sih sama aja yaa, paling gak enaknya kalo rumah tusuk sate kalo malem sering kena lampu dim mobil aja, makannya carport saya tutup aja pake sliding door.
Q : Apakah diperlukan penyikapan desain khusus untuk rumah tusuk sate? kalau bisa dalam penataan perumahan dihindari membuat pertigaan dalam cluster. Karena lahan tusuk sate memiliki konektivitas yang baik, sebaiknya diutamakan jadi fasum / komersial.
Pak Taufik
Resident at Tusuk Sate Housing Tipe
Q : Berapa lama pak tinggal di rumah yang bapak tempati ? Sejak tahun 1980 sudah tinggal disini, sekitar 40 tahun. Q : Apakah saat membeli rumah ada pertimbangan khusus dengan rumah posisi tusuk sate? Tidak ada Q : Apakah Bapak pernah melakukan renovasi rumah nya? Ya pernah, rumah awal beli 2 lantai pop ini om jadikan 2 lantai, tahun 90 an.
jalanan. Rumah tusuk sate banget kalau rumah dan tanah full lebarnya menghadap jalan tegak lurus. Memang agak tricky untuk memposisikan pintu masuknya. Ada juga tusuk sate sebagian sehingga lebih mudah dalam pengaturan ruangan yang baik. Secara teori spatial space pada syntax, pertemuan jalan dengan satu dead end road membuat choice dan visibility pada sistem movement terbatas, sehingga lahan yang berada pada posisi tusuk sate / dead end road / posisi persimpangan sebenarnya cocok untuk mengumpulkan konektivitas dan aktivitas.
M Iqbal Tawakal
Architect & Spatial Designer Experts Linkedin ID: https://www.linkedin.com/in/muhammad-iqbaltawakal-4a5b6591/
Q : Menurut mas Iqbal, rumah dikatakan tusuk sate itu kondisi seperti apa? Bahasa rumah tusuk sate sebenarnya adalah suatu kelokal an di Indonesia. Rumah tusuk sate sendiri, ditujukan pada rumah yang posisinya terletak di tengah jalur pertigaan sebuah
Q : Apa solusi desain yang mungkin diterapkan pada lahan tusuk sate untuk meraih kualitas desain arsitektur yang layak huni? Penyikapannya dengan membuat pintu utama, area living dan kamar tidak tegak lurus dengan jalan tusuk sate, meminimalisir kecelakaan karena traffic, kebisingan dan udara berdebu. Diusahakan area yang tegak lurus dengan jalan merupakan area servis dan garasi.
So? The page is temporary blank Please put your idea solution here
The page is temporary blank Please put your idea solution here
Vol.01
FACT EUPHORIA June 2020
Cover source: https://dribbble.com/shots/6179194-Housing