Haluan Kepri 30 Agustus 2018

Page 1

Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Kamis, 30 Agustus 2018 18 Dzulhijjah TERBIT NO 30

16 / 8

1439 Hijriyah HALAMAN, TAHUN KE

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

17

HARGA ECERAN Rp2.000 INFO BERLANGGANAN : 082382119999 KRITIK&SARAN: 085264088880

Website: www.haluankepri.com

BERPELUKAN- Presiden Jokowi dan calon Presiden Prabowo Subianto berpelukan saat dirangkul pesilat Hanifan sembari membawa bendera Merah Putih di tribun kehormatan Padepokan Pencak Silat TMII, Rabu (29/8) sore.

Prabowo dan Jokowi Berpelukan JAKARTA (HK) — Aksi pesilat Indonesia Hanifan Yudani Kusumah memeluk Presiden Joko Widodo atau Jokowi dan Prabowo Subianto mendapat sambutan hangat dan temuk tangan

penonton di Padepokan Pencak Silat Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta. Pemandangan itu berlangsung saat Jokowi dan

Prabowo dan ... Hal. 7

TIAP PEKAN TINGGALKAN KARIMUN

Politisi Karimun Sering Dinas Luar KARIMUN (HK) — Kasus dugaan penyalahgunaan anggaran Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD) DPRD Karimun yang masih diproses di Polres Karimun, tidak membuat para anggota DPRD Karimun keder. Aspanel

Pekerjaan "Suatu pekerjaan yang paling tak kunjung bisa diselesaikan adalah pekerjaan yang tak kunjung pernah dimulai" - JRR Tolkien

KEPALA Bidang Penerimaan dan Pemberangkatan Jamaah PPIH Debarkasi Batam, H. Erizal Abdullah, (kanan) menerima bendera Merah Putih dari Ketua Kloter 2 Debarkasi Batam, N Khofifi di Asrama Haji Batam, Rabu (29/8).

Liputan Tanjungpinang

Via Vallen

Disebut Punya Anak Jakarta (HK) — Via Vallen semheboh disebut punya anak. Itu berawal ketika foto-foto jadulnya itu tersebar di dunia maya saat sedang bersama seorang pria. Menjawab tudingan itu, Via Vallen pun santai. Dia lebih memilih untuk tidak peduli dengan nyinyiran orang tentang hidupnya.

Disebut Punya... Hal. 7

dermawan/haluankepri

pat

"Pertahankan Haji Mabrur Sepanjang Hayat" Sudah 16 Jamaah Embarkasi/Debarkasi Batam Wafat

BATAM (HK) — Kepala Bidang Penerimaan dan Pemberangkatan Jamaah Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Debarkasi Batam, H. Erizal Abdullah, mengharapkan, Jamaah Haji yang baru kembali dari Tanah Suci, dapat terus mempertahankan kemabruran hajinya sampai akhir hayat.

Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

"Pertahankan haji mabrur sepanjang hayat," ucap Erizal Abdullah saat menyambut kedatangan Jamaah Haji Kloter 2 di Asrama Haji Batam, Rabu (29/8) siang kemarin. Dikatakannya, salah satu ciri haji mabrur adalah "Pertahankan Haji ... Hal. 7

Sebagian anggota dewan Karimun tetap saja melakukan dinas luar setiap akhir pekan. Kalaupun ada yang berada di Karimun, mereka diduga hanya memanfaatkan SPPD yang diduga fiktif. "Sudah bukan rahasia lagi, hampir setiap minggu anggota DPRD Karimun

Politisi Karimun ... Hal. 7

Pollycarpus Bebas Murni Kasus Munir Belum Selesai JAKARTA (HK)— Terpidana kasus pembunuhan aktivis HAM, Munir Said Thalib, Pollycarpus Budi Hari Priyanto dinyatakan bebas murni, Rabu (29/8). Bersama sang istri, Yosepha Hera Indaswari, Pollycarpus mendatangi Balai Pemasyarakatan Kelas I Bandung un-

Pollycarpus Bebas ... Hal. 7

Dugaan Korupsi Askes di PT BAJ Batam Rp55 M

Jaksa Tolak Pembelaan M Nasihan TANJUNGPINANG (HK) — Jaksa Penuntut Umum (JPU) menolak semua dalil pembelaan (Pledoi) sekaligus menyatakan tetap pada tuntutannya terhadap Muhammad Nasihan, terdakwa dugaan korupsi Askes dan Jaminan Hari Tua (JHT) PNS termasuk honorer Pemko Batam senilai Rp55 miliar di PT BAJ cabang Batam. Hal itu disampaikan dua JPU dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri, Hartam SH MH dan Andre Antonius SH MH dalam membacakan replik atas jawaban pembelaan (Pledoi) terdakwa M Nasihan sebelumnya di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Tanjungpinang,

DUA JPU dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kepri, Hartam SH MH dan Andre Antonius SH MH membacakan replik atas jawaban pembelaan (Pledoi) terdakwa M Nasihan kasus dugaan korupsi Askes dan Jaminan Hari Tua (JHT) PNS termasuk honorerPemko Batam senilai Rp55 miliar di PT BAJ cabang Batam di Pengadilan Tipikor Tanjungpinang, Rabu (29/8). Rabu (29/8). Dalam perkara ini, terdakwa M Nasihan, selaku kuasa hukum PT Bumi Asih Jaya (BAJ) telah dituntut JPU selama 12 ta-

hun penjara, kemudian ditambah denda sebesar Rp600 juta subsider 5 bulan kurungan. Kemudian terdakawa M Nasihan juga dibebani

untuk membayar uang pengganti (UP) kerugian negara sebesar Rp55 miliar, setelah dikurangi den-

Jaksa Tolak

... Hal. 7

Editor: Sofyan, Layouter: Novrizal Jambak

CMYK


Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

CMYK

Kamis, 30 Agustus 2018

9

3 Minggu Mati Air, Warga Angkut Air ke Lantai 4

Rusunawa Batamec Krisis Air Bersih Kantor Samsat Diserbu Pengendara Jelang Penutupan Pemutihan BATAM (HK) — Dua hari jelang penutupan program pemutihan pajak kendaraan bermotor, Rabu (29/8), keberadaan kantor

Samsat di Graha Kepri, Batam Centre, dipadati pengendara yang ingin memanfaatkan sisa waktu yang ada.

"Jelang penutupan, jumlah pengendara membeludak di kantor Samsat. Sesuai ketentuan, program pemutihan resmi ditutup 31 Agustus mendatang," ungkap Kabid Pendapatan, Ba-

dan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BP2RD) Kepri, Anjar Wijaya ke awak media, Rabu (29/8).

Kantor Samsat ... Hal. 10

PENGUNJUNG BERDESAKAN — Pengunjung yang akan menyelesaikan tunggakan pajak kendaraan bermotornya berdesak-desakan di hari kedua jelang penutupan program pemutihan pajak kendaraan bermotor. Hingga tanggal 27 Agustus sedikitnya 50an ribu kendaraan sudah melakukan kewajibannya.

BATUAJI (HK) — Ratusan warga yang menempati Rumah Susun Sewa (Rusunawa) Batamec Tanjung Uncang, Batuaji, mengalami krisis air bersih, bahkan sempat berteriak-teriak minta air bersih ke pengelola Rusunawa, Rabu (29/8) siang. Dedi Manurung Liputan Batam Selain teriak-teriak, warga yang dominan ibuibu rumah tangga itu juga terpaksa menimba air dari dalam bak. Hal itu dilaku-

kan karena air yang didalam bak tersebut tak bisa lagi dipompa oleh mesin. Warga disana juga terpaksa membeli air untuk kebutuhan mereka.

Rusunawa ... Hal. 10

Banyak "Milenial" ... Hal. 10

DERMAWAN/HALUAN KEPRI DEDI MANURUNG/HALUAN KEPRI

Dewan Nilai Kinerja BPM-PTSP Bobrok BATAM (HK) — Anggota DPRD Kota Batam, Uba Ingan Sigalingging menilai kinerja Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) Kota Batam bobrok. Pasalnya, sektor pendapatan dari retribusi Izin Mendirikan Bangunan (IMB) pada semester I tahun 2018 terjun bebas dengan realisasi hanya 14 persen. Padahal, kata Uba Ingan Sigalingging, secara rill sektor IMB merupakan ujung tombak dari Pendapatan Asli Daerah (PAD)

SALAH seorang penghuni Rusun mengangkat air dari lantai satuke lantai 4.

Warga Tiban Koperasi Dihantui Banjir

yang memiliki potensi besar setelah BPHTB. "Dengan pencapaian hanya 14 persen, bisa disimpulkan bahwa kinerja DPM-PTSP buruk, padahal IMB ini jadi andalan disamping BPHTB," katanya dalam RDP, Rabu (29/8). Menurutnya ada kesalahan pola yang diterapkan oleh Dinas DPM-PTSP sehingga berdampak terhadap anjloknya retribusi daer-

Dewan Nilai ... Hal. 10

Realisasi Penggalian Kolam Retensi Nihil BATAM (HK) — Warga Tiban Koperasi, Sekupang, mengaku was-was dan terus dihantui bencana banjir. Pasalnya, hingga Rabu (29/8) sore

belum ada tanda-tanda BP Batam atau pihak kontraktor akan melakukan penggalian

Warga Tiban ... Hal. 10

HABLI/HALUAN KEPRI

SUASANA RDP di Komisi 2 yang membahas realisasi PAD dari sektor IMB.

Iskandar: Pendidikan Karakter Penting

IST

KETUA KONI Batam, H Iskandar Alamsyah memberikan pembekalan kepada mahasiswa/i STIKES Mitra Bunda Persada Batam, Rabu (29/8).

Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

BATAM (HK) — Pendidikan dan pembentukan karakter generasi muda turut menjadi perhatian Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Batam. Dari beberapa hal yang menentukan dalam pembentukan karakter, komunikasi menjadi satu poin penting. Hal ini diungkap oleh Ketua KONI Batam, H Iskandar Alamsyah saat diundang menjadi pemateri di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Mitra Bunda Persada, Batam, Rabu (29/8). “Pendidikan karakter

Iskandar: ... Hal. 10

NOV IWANDRA/HALUAN KEPRI

SEJUMLAH pekerja masih beraktivitas, meski ada police terpanjang jelas di lokasi.

Dua Pelaku Sempat Kabur ke Palembang Tiga Spesialis Pecah Kaca Dibekuk BATAM (HK) — Tiga pelaku kriminal spesialis pecah kaca mobil, masing-masing M Nur (28), Yudi (31) dan Hamid (50) dibekuk tim Jatanras Polresta Bare-

lang, Rabu (29/8). Ketiga pelaku langsung digiring ke Mapolresta Barelang. Dua pelaku melawan petugas, seh-

Dua Pelaku ... Hal. 10

Synergy Tebar ... Hal. 10

CMYK

Editor: Amir Yunus


Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

CMYK

Kamis, 30 Agustus 2018

14

Pejalan Kaki Tewas Ditabrak Bus TANJUNGPINANG (HK) — Kecelakaan maut di jalan raya Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepri kembali terjadi. Kali ini menimpa korban Abdul Rasyid (53), seorang pejalan kaki ditabrak oleh Bus milik Hotel Nirwana Lagoi BP 7144 BU yang dikemudikan Beni Gunawan (45). ASPANEL Liputan Tanjungpinang Kejadian naas tersebut terjadi di depan Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Bintan, Jalan Ahmad Yani Tanjungpinang, Rabu (29/8) pukul 05.02 WIB.

Kanit Kecelakaan Lalulintas Polres Tanjungpinang, Ipda Ridwan mengungkapkan kejadian berawal saat bus Nirwana Hotel Lagoi melintas dari arah lapangan Pamedan Jalan Ahmad Yani Tanjungpinang menuju persimpangan depan Mapol-

res Tanjungpinang. "Secara bersamaan, tiba-tiba melintas seorang laki-laki (korban) menyeberangi jalan tersebut dari arah depan Mapolres Tanjungpinang menuju Lapangan Pamedan. Pada saat itu kondisi cuaca dalam keadaan mendung," ucap Ridwan. Akibatnya, lanjut Ridwan, kecelaan tidak bisa dihindari, sehigga bus tersebut langsung menabrak korban dari arah samping yang mengakibatkan korban terserempet dan bus tersebut milindas tubuh korban.

Pejalan Kaki... Hal. 15

Rasionalisasi APBD-P Tpi Surplus Rp72 M ASPANEL/HALUAN KEPRI

BUS TABRAK — Bus milik Hotel Nirwana Lagoi BP 7144 BU yang menabrak Abdul Rasyid (53), pejalan kaki yang tewas depan kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Bintan, Rabu (29/8) pukul 05.02 WIB.

Sriyanto Konsultan Property Pancanaka City

Ingin Lebih Baik HIDUP ingin lebih baik adalah hal yang didambakan setiap manusia, tak terkecuali pria yang akrab disapa dengan panggilan Sriyanto ini. Bagi pria kelahiran Bengkulu 24 tahun silam ini, menjadi hidup yang lebih baik merupakan cita-cita yang ia inginkan sejak remaja sampai dengan sekarang. Sebagai konsultan property di sebuah perusahaan developer di Pancanaka City ini, Sriyanto ingin membangun sebuah perusahaan menjadi yang lebih baik. "Bila perusahaan kita bangun

Ingin Lebih

... Hal. 15

M Amriansyah Jabat Kasi Pidum Kejari Tpi TANJUNGPINANG (HK) — Muhammad Amriansyah SH MH menjabat sebagai Kepala Seksi Tindak Pidana Umum (Kasi Pidum) Kejaksaan Negeri (Kejari) Tanjungpinang menggantikan pejabat lama, Arief Syafriyanto. Serah terima jabatan (Serijab) dipimpin Kepala Kejari Tanjungpinang Aheliya Abustam SH MH di Aula Kantor Kejari, Rabu (29/8). Secara bersamaan juga dilakukan pelantikan terhadap Indra Kurniawan S Kom SH sebagai Kasi Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan yang merupakan jabatan baru dalam struktur organisasi

di Kejari Tanjungpinang. M Amriansyah sebelumnya menjabat sebagai Kepala Cabang Kejaksaan Negeri (Kacab Jari) di Lampung Barat, Krui. Sedangkan Arief Syafriyanto mendapatkan tugas baru sebagai Kasi pada Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan (Kejati Sumsel). Sementara Indra Kurniawan sendiri sebelumnya mejabat sebagai Kasi Intel di Organ Komering Hulu Timur Martapura. Usai Sertijab, Kepala Kejari Tanjungpinang Aheliya Abustam SH MH didampingi Kasi Intel, Ricardo

TANJUNGPINANG (HK) — Kebijakan Umum Anggaran Plafon Prioritas Anggaran Sementara (KUA PPAS) segera diusulkan ke DPRD Kota Tanjungpinang. Dari gambaran ini, APBD Perubahan diasumsikan akan mengalami surplus Rp72 miliar di tengah upaya pemerintah melakukan rasionalisasi anggaran yang berujung pemangkasan anggaran. Hal ini diungkapkan

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan (Bapelitbang) Kota Tanjungpingng Surjadi. Ia mengatakan APBD Perubahan 2018 naik sekitar Rp72 miliar. Kenaikan tersebut tentu sangat disyukuri, karena sebelumnya kerap defisit. Surjadi juga menerangkan, dari total APBD-P 2018 Tanjungpinang sebesar Rp905 miliar. Jumlah

M Amriansyah... Hal. 15

RICO BARINO/HALUAN KEPRI

TANJUNGPINANG (HK) — Lanud Raja Haji Fisabilillah (RHF) melaksanakan Tes Seleksi penerimaan Calon Bintara TNI AU TA 2018 bertempat di Lanud Raja Haji Fisabilillah Tan-

CMYK

Rasionalisasi... Hal. 15

Lanud RHF Tes Calon Bintara TNI AU

KOMANDAN Lanud RHF, Kolonel Pnb M. Dadan Gunawan, bersama Kadispers Lanud Raja Haji Fisabilillah Mayor Adm Delly Yudhatama, S.I.P, meninjau Tes Seleksi penerimaan Calon Bintara TNI AU TA 2018, Rabu (29/8).

Please purchase VeryDOC PS to PDF Converter on http://www.verydoc.com to remove this watermark.

ini mengalami peningkatan, dibandingkan APBD Murni 2018 sebesar Rp833 miliar. Angka tersebut sesuai dalam usulan KUA dan PPAS APBD-P 2018. "Kenaikan dari pendapatan tersebut berasal dari retribusi dan pajak daerah. Kemudian Dana Bagi Hasil (DBH) Pusat yang tunda salur

jungpinang. Sejumlah tes dilakukan sejak awal bulan Agustus tersebut seperti tes administrasi, pemeriksaan kesehatan, tes mental ideologi, tes psikologi,

tes fisik dan postur, serta tes jasmani. Tes fisik dan postur yang dilaksanakan pada hari Rabu (29/8), bertempat di Ruang Dirgantara Lanud Raja Haji Fisabilillah tersebut dipimpin langsung oleh Kasibinjas Lanud Raja Haji Fisabilillah, Lettu Kes Juhari. "Seleksi kami mulai dengan berbaris, melepas baju, dan melakukan pengecekan terhadap postur masing-masing casis dimulai dari kemampuan menutup salah satu mata, postur dan bentuk tubuh, bentuk tangan, kaki, hingga cara mereka berjalan," ujar Lettu Kes Juhari. Para casis tersebut selanjutnya akan mengikuti tes Samapta yang terdiri dari dua kategori. Kategori A untuk berlari selama 12

Lanud RHF ... Hal. 15

Editor: Afrizal, Layout: Musa Darma


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.