Harian banyumas 5 mei 2014

Page 1

1

2

3

4

5

Banyumas Rp 1.500

6

BERITA DI HALAMAN 3 7

8

9

10

14

15

SENIN WAGE, 5 MEI 2014 / Terbit 16 Halaman / Tahun III / Redaksi / Iklan / Pemasaran (0281) 625095, 625096

Kirimkan saran, ide, pendapat atau solusi yang dapat membangun kemajuan Banyumas Raya. Akan dipilih 1 (satu) sms setiap harinya untuk mendapatkan Kejutan Pulsa (Bagi Pelanggan Telkomsel). Ketik Nama-Kabupaten-Pesan Anda. Kirim ke 0822 2043 2222 Topik GEGER –Gendhu-gendhu Rasa: ORANG padha sibuk bicara politik, pemilu yang amburadhul dan persaingan capres. Padahal diamdiam harga beras naik tanpa kendali. Pendapat Anda?

Raskin Thok sing Ora Mundhak GENAH iya koh, siki rega beras sing gampang deleg regane Rp 10.500 per kilo. Sing lumangyanan wolung ewu munggah. Mung raskin thok sing ora mundhak, ningen depangan kemratak...( Wandi, Pucungrungkad- 628122706381)

KESADARAN masyarakat dalam hal kebersihan masih sangat minim. Hal itu terbukti dengan masih banyaknya masyarakat yang membuang sampah di sembarang tempat, meskipun sudah disediakan tong sampah. Padahal, kebersihan menjadi salah satu kunci hidup sehat dan juga cara untuk menjaga lingkungan tetap asri. Atas hal itulah yang menjadikan Subarkah Setyonagoro akan terus

Bersambung Hal 6

Kampanyekan Kebersihan

MUSIM TERBURUK

PELATIH Barcelona Gerardo Martino menyesalkan hasil tak maksimal timnya saat menjamu Getafe. Bahkan di mata Gelandang Barca, Sergio Busquets peluang timnya meraih gelar juara La Liga musim ini sudah habis. Menjamu Getafe yang sedang berjuang menjauhi zona degradasi, Barca cuma memetik hasil imbang 2-2. Kemenangan sudah di depan mata anakanak Catalan, tapi sebuah gol di masa injury time membuat hasil tersebut melayang. “Akhirnya sungguh tidak mengenakkan, tampil di Camp Nou dan karena penampilan yang ditunjukkan,â€? kata Martino di situs resmi klub. Barca unggul lebih dulu lewat sepakan Lionel Messi. Getafe lantas membalas lewat Angel LaďŹ ta. Alexis Sanchez kembali membawa tuan rumah unggul dan Barca pun tampak

KISRUH KPU VS PANWASLU BANYUMAS

PEMKAB BISA AMBIL ALIH PILPRES

PURWOKERTO- Kisruh antara KPU bersama PPK dengan Panwaslu bisa mempengaruhi kualitas persiapan pelaksanaan Pilpres 2014. Pendapat tersebut disampaikan Ketua Laboratorium Jurusan Ilmu Politik FISIP Unsoed, Triana Ardiati, kemarin.

D

ia menekankan, kondisi tersebut berbeda jika teknis pelaksanaan pemilu bisa diambilalih atau dibantu secara maksimal oleh pihak lain seperti pemerintah daerah maupun aparat keamanan. Sehingga konik KPU vs Panwas meskipun berlanjut tetap tidak

Catatan: jadwal sewaktu-waktu bisa berubah

Warnet karo game net arep ditertibaken Wis njamur nembe kepikir... Rega gas 12 kiloan arep mundhak maning Trima nganggo sing 3 kiloan... Arep ujian UN nembe padha sungkeman Biasane mung jaluk thok...

berpengaruh ke pelaksanaan pemilu. “Kalau tanggung jawab pelaksana pemilu murni di KPU dan jajaran di bawahnya seperti PPK, PPS dan KPPS, maka dampak dari kekisruhan ini pasti mengkhawatirkan untuk suksesnya pilpres,� nilainya. KPU bersama PPK terkesan saling berselisih dengan Panwas terjadi, nilai dia karena lemahnya kepemimpinan di dua lembaga penyelenggara tersebut. Harusnya mereka bisa membangun sinergi dan tim yang saling menguatkan. Tidak semata mengedepankan ego politik masing-masing. Kepemimpinan itu, kata dia bicarannya soal mental dan kaarkter dari aktor yang berperan Terkait permohonan pengunduran diri Ketua KPU Banyumas Aan Rohaeni, dia menilai bisa dilihat dari dua sisi. Pertama, untuk jangka pendek, patut disayangkan karena pelaksanaan pilpres sudah dekat. Harusnya kalau mau mundur setelah pilpres selesai.

Kedua, jika sistem pergantian sudah ada mekanisme yang mengatur, misalnya ada calon pengganti dan kepemimpinan di KPU sifatnya kolektif, mundurnya salah satu anggota komisioner tidak perlu menjadi persoalan besar. “Apalagi sampai ada ancaman dari 27 PPK mau mundur jika KPU provinsi mengabulkan permohonan ketua KPu-nya. Kalau mau mundur ya mundur saja. Yang terpenting sekarang adalah perlu dijelaskan ke publik alasan mundurnya karena apa. Harus dipahami mereka itu merupakan bagian dari ďŹ gur publik,â€? tandasnya. Soal Panwas mengajukan rekomendasi untuk mengganti sejumlah PPK, nilai dia, kewenangan mengganti ada di KPU. Jika KPU menilai kinerja panitia pelaksana pemilu di bawah masih bisa diandalkan, tidak menjadi kewajiban untuk melaksanakan rekomendasi Panwas. “Kedua lembaga itu mitra sejajar dan

diikat oleh tanggung jawab dan kewenangan masing-masing. Jika ada kewenangan yang dinilai melebihi tanggung jawabnya, KPU bisa menolak, atau sebaliknya,� ujarnya. Sementara itu Ketua KPU Banyumas Aan Rohaeni, meminta seluruh panitia pemilihan kecamatan (PPK) legawa dalam menyikapi keputusan KPU Jawa Tengah, terkait permohonan pengunduran dirinya dari komisioner KPU Banyumas. Aan mengaku tidak setuju bila para PPK akan ikut mengundurkan diri, bila permohonan pengunduran diri yang ia layangkan pada KPU Jawa Tengah dikabulkan. “Meskipun saya mengapresiasi dukungan PPK atas pengunduran diri saya, saya tetap meminta PPK untuk mengutamakan kepentingan Banyumas,� kata Aan. Ia meminta, seluruh PPK menerima segala keputusan dari KPU Jawa Tengah.

Bersambung Hal 4

Tersangka Penganiayaan Gantung Diri

tremor. Saat dihubungi dari Banyumas, petugas Pos Pengamatan Gambuhan, Pemalang, Sukedi mengatakan gempa tremor itu terjadi pada pukul 06.00-12.00 WIB kemarin. Menurutnya itu sekaligus menunjukkan aktivitas Gunung Slamet yang masih uktuatif. “Sebelumnya, pada pukul 00.00-06.00 WIB, hanya terjadi satu kali gempa tremor vulkanik yang terekam di Pos Pengamatan Gambuhan,â€? terangnya.

SIM Senin: Kecamatan Ajibarang, Banyumas SAMSAT Senin: Kecamatan Kroya, Cilacap

PARA pemain Barcelona seolah tak percaya ketika gawang mereka dijebol Gatefe di masa injury time pada pertandingan di Camp Nou, Sabtu (3/5). Peluang Barca merah gelar juara La Liga pun hampir pasti sirna.

Bersambung Hal 4

Aktivitas Gunung Slamet Naik Turun

BANYUMAS - Meski semburan lava pijar di Gunung Slamet sudah jarang terlihat, namun aktivitas lain masih terjadi. Berdasarkan pengamatan visual terhadap Gunung Slamet, Minggu (4/5), pukul 06.00-12.00 WIB, sebanyak 33 kali letusan kelabu tebal dengan tinggi 150-1.500 meter terlihat pada puncak Slamet, dan condong ke arah barat. Selain itu, berdasarkan pantauan dari Pos Pengamatan di Desa Gambuhan, Kecamatan Pulosari, Kabupaten Pemalang, juga terlihat adanya tujuh kali letusan gempa

Foto: Getty Images-02

Bersambung Hal 4

CILACAP - Seorang tahanan nekad mengakhiri hidupnya dengan gantung diri, Sabtu (3/5). Santorejo (48), tersangka kasus penganiayaan ini nekad melakukan aksi tersebut saat berada di dalam sel tahanan Mapolsek Cilacap Selatan. Santorejo menggantungkan diri dengan menggunakan kaos yang dipakainya, dengan cara diikatkan di teralis kamar mandi sel. “Kaos yang dipakai itu di sobek-sobek sehingga menjadi panjang dan itu yang digunakan tersangka untuk gantung diri,� ujar Kapolres Cilacap AKBP Andry Triaspoetra,SIK melalui Kapolsek Cilacap Selatan, AKP Zudi Parwata.

Tersangka yang merupakan warga Jalan Swadaya Rt 09 Rw 03 Kelurahan Tambakreja Kecamatan Cilacap Selatan ini diduga nekad gantung diri karena rasa takut yang berlebihan, usai dirinya melakukan penganiayaan beberapa hari sebelumnya. “Penyebab pastinya belum diketahui, tapi diduga dia merasa bersalah, menyesal dan takut yang berlebihan, jadi nekad bunuh diri,� jelasnya. Aksi gantung diri tersangka berawal saat dirinya dimasukkan ke dalam sel usai diperiksa dan ditetapkan menjadi tersangka,

Bersambung Hal 4

Agi Nyurung Grobag, Muzaeni Deancab Vega

BANYUMAS- Kedadeyan cilaka kuwe teyeng kapan bae, maring sapa bae karo neng endi bae. Nek agi apese, kacilakan ya ora teyeng dewaleh maning. Kiye kaya sing dealami neng Muzaeni (33), wong sekang Desa Cilongok RT 03 RW 04 Kecamatan Cilongok, Banyumas. Urung suwe, Muzaeni deancab montor pas agi nyurung grobag neng gili gedhe Desa Cilongok. Miturut werta sing detampa Harmas sekang omongane Abidin (30, lan Sirun (60), wong konoan sing nakseni kedadeyan, kacilakan kuwe kedaden antarane jam telu luwih limalas sore. Pas semono, dalan kuwe ya

mandhan rame, merga akeh montor utawane mobil sing pating sliwer neng dalan kuwe. Wiwitane crita, sekang kulon laju montor Yamaha Vega plat nomere R 6429 SE agi degawa Sutarko (27), wong sekang Desa Cilongok RT 06 RW 03 Kecamatan Cilongok. Sutarko agi nunggang montor bantere 60 km sejame. Pas gutul nggon kedadeyan, persise neng arep BRI Cilongok, grobag sing desurung Muzaeni nglawan arah lan neng jero dalan.

Bersambung Hal 6

ANDA punya uneg-uneg, kritik dan saran soal layanan publik di daerah Banyumas dan sekitarnya? Kirim pesan Anda dengan bahasa yang sopan, bukan ďŹ tnah, dan bisa dipertanggungjawabkan. Ketik ujare (spasi) pesan Anda. Kirim ke 085747744445

Perut Gendhut Terima Uang Haram? ADALAH pengusaha hanya menyuap 10 rb saja, sudah menghancurkan harapan rakyat Indonesia yg slama ini taat pajak untuk membiayai infrastruktur jalan yg rusak. Salah satunya muatan yg melebihi tonase lenggang kangkung tanpa dikenakan sanksi, memang petugas jembtan timbang gendhut perutnxa karena terima uang haram...? (+6285642418745)

Bersambung Hal 6


Purwokerto

Senin, 5 Mei 2014

Tunggu Lelang, Dilanjutkan Juli  Pembangunan Jembatan Linggamas PURWOKERTO TIMUR - Penyelesaian pembangunan Jembatan Linggamas, yang menghubungkan PurbalinggaBanyumas, dilakukan mulai awal Juli mendatang. Dikatakan Kepala Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (SDABM) Banyumas, Irawadi, sampai saat ini kelanjutan pembangunan Jembatan Linggamas masih dalam tahap penyelesaian rancangan. Menurutnya pada akhir Mei mendatang, kemungkinan rancangan sudah selesai untuk selanjutnya didaftarkan dalam proses pelelangan. “Untuk anggaran penyelesaian Jembatan Linggamas sebesar Rp 3 miliar, saat ini masih desain, setelah

JEMBATAN LINGGAMAS: Pekerja berjalan di Jembatan Linggamas yang belum selesai dibangun, beberapa waktu lalu.

desain selesai dan mendaftar lelang, butuh waktu sekitar satu bulan, jadi kemungkinan awal Juli bisa dimulai penyelesaiannya,” ucapnya, Jumat (2/5). Selain menyelesaikan pekerjaan pembangunan Jembatan Linggamas, tahun ini Pemkab Banyumas juga akan mulai merencanakan pembebasan tanah bagi jalur akses menuju jembatan itu. Menurut Irawadi, perencanaan pembebasan tanah untuk jalan akses memang akan dilakukan tahun ini. Kendati demikian, ia mengaku tak dapat memastikan kapan pelaksanaan pembebasan tanah dapat dilakukan.

“Pembebasan tanah untuk jalur akses 2014, untuk pelaksanaannya mungkin bisa ketika anggaran perubahan, atau mungkin juga tahun depannya lagi, sebab fokus tahun ini (2014) untuk menyelesaikan jembatan,” jelasnya. Kepala Bidang Pembangunan Jalan dan Jembatan DInas SDABM Banyumas, Akhmad Tofik mengatakan, pekerjaan pembangunan Jembatan Linggamas memang belum selesai seluruhnya, dan masih menyisakan pekerjaan seperti pemasangan plat jembatan, serta pengaspalan bagian oprit jembatan. Terkait dengan sisa pekerjaan itu, menurutnya akan kembali dilelang tahun ini. (SMNetwork/K17/05)

Tim Khusus Awasi Hotel dan Karaoke di Baturraden

Parade Band South of Grind II GUGUG Production akan mengadakan parade band metal ‘South of Grind II’ di GOR Indoor Badminton Balai Desa Tinggarjaya, Jatilawang, Banyumas, Minggu (11/5). Parade tersebut, mempertunjukkan 19 band metal asal Banyumas dan sekitarnya selama sehari penuh. (mg01/05)

PURWOKERTO TIMUR - Pemkab Banyumas membentuk tim khusus untuk melakukan pengawasan izin usaha hotel, karaoke, tempat hiburan malam dan warnet. Hal itu menyusul dugaan banyaknya usaha di bidang tersebut yang belum memiliki legalitas operasional.

Bedah Rumah Almarhum Susilo GABUNGAN anggota Pemuda Pancasila (PP) dan TNI AD dari Kodim 0701 Banyumas, membedah rumah almarhum Susilo, warga RT 3/RW 5 Desa Sikapat, Sumbang yang meninggal akibat tersambar petir beberapa waktu lalu, Minggu (4/5). Bedah rumah tersebut dilakukan karena loyalitas Susilo di PP. Ketua panitia, Aan Andi Pamungkas, mengatakan bedah rumah almarhum yang kesehariannya sebagai penderes itu, menghabiskan dana Rp 20 juta bersumber dari iuran dan bantuan. Pembangunan ditargetkan selesai dalam waktu seminggu. (mg01/05)

K

STIMIK Amikom Gelar Pelatihan Komputer LEMBAGA Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) STMIK Amikom Purwokerto akan menggelar pelatihan komputer dan pembuatan aplikasi mobile (smartphone) dasar bagi guru selama lima hari (12-17/5) mendatang. Selain untuk guru, pelatihan tersebut juga ditujukan bagi siswa SM/ SMA se-Banyumas. Info pendaftaran dapat diakses melalui www.amikompurwokerto.ac.id. Kuota pendaftaran terbatas bagi 30 orang. (SMNetwork/fz/05)

abid Pariwisata Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) Banyumas, Deskart Djatmiko, mengatakan tim tersebut terdiri Dinporabudpar, Satpol PP, Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dinhubkominfo), Dinas Cipta Karya Kebersihan dan Tata Ruang (DCKKTR) Badan Lingkungan Hidup (BLH) dan kecamatan. “Untuk tahap awal ini kami akan fokus melakukan pengawasan usaha di wilayah Purwokerto dan Baturraden,

Nasional

SM/Dian Aprilianingrum

IMBAU WARGA: Petugas Satpol PP mengimbau warga agar turut berperan aktif untuk mengawasi kegiatan usaha di sekitarnya sebelum melakukan penyegelan salah satu hotel di Karangsalam, Kedungbanteng, baru-baru ini. karena di dua wilayah tersebut paling banyak usaha hotel dan karaoke,” katanya, kemarin. Berdasarkan data

Pehimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Banyumas, saat ini terdapat 170 hotel, 10 di antaranya merupakan hotel

berbintang, sementara sisanya merupakan hotel nonbintang. Sementara jumlah usaha warnet berdasarkan data di

Parade Kosti Diikuti 8.000 Peserta

PURWOKERTO – Komunitas Sepeda Tua Indonesia (Kosti) Banyumas, menggelar jambore Nasional di halaman GOR Satria, Sabtu-Minggu, (3-4/5). Tercatat ada 8.000 peserta dengan peserta terjauh dari Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan. Panitia Gian Widayoko menjelaskan, jambore

sepeda tua berjudul ‘Apresiasi Seni & Parade Onthel Satria 2’ itu, merupakan agenda tahun kedua yang sebelumnya digelar dua tahun lalu di Jawa Timur. Beberapa rangkaian kegiatan yang berlangsung sejak Sabtu (3/5), diantaranya lelang klitikan di Pasar Klitikan yang berada gedung Sasana Krida GOR Satria.

“Agenda ini berlangsung selepas Maghrib hingga malam. Kemudian, dilanjutkan dengan pembukaan yang diramaikan dengan taritarian selamat datang,” terangnya. Selanjutnya, seluruh peserta diarak menuju lapangan GOR Satria menyaksikan pelantikan pengurus Kosti Pusat, Kabupaten Magelang, Cilacap, dan Purbalingga. Dia menambahkan, beberapa agenda hari kedua, Minggu (4/5) di antaranya yakni pertunjukkan kenthongan dan dilanjutkan begalan. “Dari keliling Purwokerto tersebut diharapkan peserta dari luar kota bisa

melihat keadaan Purwokerto itu bagaimana, selain itu juga buat peserta parade onthel bisa saling memberi salam kepada masyarakat Purwokerto,” kata Gian. Ketua Panitia, Astajib menjelaskan kegiatan tersebut juga diharapkan menjadi bagian dari kontribusi dalam mengenalkan budaya bersepeda zaman dulu, sekaligus mengajak masyarakat gemar bersepeda sehingga ikut menurunkan bahaya pemanasan global. Menurutnya, masyarakat juga perlu mempertimbangkan sepeda sebagai satu moda transportasi alternatif yang dapat membantu menurunkan polusi udara sekaligus menyehatkan badan. (mg01/05)

PARADE ONTHEL: Sejumlah pengguna sepeda onthel mengikuti Parade Onthel mengelilingi Korta Purwokerto, kemarin.

Dinporabudpar tahun 2010 terdapat sekitar 40 usaha warnet. “Untuk saat ini jumlahnya dipastikan jauh lebih banyak. Kami tidak tahu angka persisnya karena kewenangan penarikan pajak untuk usaha warnet saat ini ada di dinas lain,” ujar dia. Lebih jauh dia mengatakan, tim tersebut nantinya akan menggandeng perangkat desa/ kelurahan hingga tingkat RW dan RT. Himbauan ini karena pemkab kesulitan melakukan pengawasan usaha warnet dan game online karena keterbatasan SDM. Sebelumnya, Pemkab Banyumas akan kembali melakukan penertiban terhadap sejumlah hotel dan penginapan di Kabupaten Banyumas. Pemkab menduga masih terdapat sejumlah usaha tersebut yang belum memiliki legalitas operasional. Kepala Satpol PP Banyumas, Rusmiyati, mengatakan akan melakukan sidak ke sejumlah hotel dan penginapan. “Indikasi (pelanggaran) ada, hotel dan penginapan di sini kan banyak sekali. Tidak menutup kemungkinan sama dengan yang kemarin kita segel,” kata dia. (SMNetwork/fz/05)


Halaman Pemilu

Senin, 5 Mei 2014

1

946 Pemilih Pemula TMS

GM Utut Adianto menyampaikan sambutan saat pembukaan Kejuaraan Catur Nasional GM Utut Adianto Chess Cup di Kebumen, beberapa waktu lalu.

Andalkan Catur, Utut Raih Suara Terbanyak KEBUMEN- Kemenangan Utut Adianto dalam perolehan suara pada Pemilu Legislatif (Pileg) 9 April lalu bukan diperoleh secara tiba-tiba. Pendekatan kepada masyarakat di Daerah Pemilihan (Dapil) Jawa Tengah VII meliputi Kebumen, Banjarnegara, dan Purbalingga sudah dilakukan oleh pecatur penyandang gelar Grand Master itu sejak Pemilu 2009. Saat itu, pria kelahiran Jakarta, 16 Maret 1965 tersebut menjadi caleg DPR RI nomor urut 2 dari PDI Perjuangan. Ya, Utut memanfaatkan olahraga catur sebagai sarana untuk melakukan sosialisasi kepada masyarakat mulai dari perkotaan hingga pelosok desa. Tim suksesnya pun terdiri atas para pecatur dari yang bergelar master nasional hingga pecatur kampung. Berbagai ajang catur digelar secara simultan mulai turnamen catur tingkat kabupaten hingga permainan catur di pasar-pasar. “Masyarakat memang lebih mengenal Pak Utut sebagai atlet catur. Dari orang kota sampai desa sudah mengenal beliau, dari koran dan televisi. Jadi sosialisasi menjadi lebih mudah,” ujar Ketua Tim Pemenangan Utut Adianto Master Nasional (MN) Fahmi Jauhari kepada Suara Merdeka, barubaru ini. Pada Pileg 2014, Utut mengantongi 67.001 suara di tiga kabupaten tersebut. Jumlah itu tidak hanya menjadi yang terbanyak di PDIP, tapi terbanyak dari seluruh caleg dari partai lain. (SMNetwork/j19-06)

Caleg Demokrat Dilaporkan Polisi SEMARANG- Dana saksi Partai Demokrat (PD) dalam Pileg lalu di Wonogiri sekitar Rp 200 juta, diduga digelapkan oleh Pelaksana Tugas Ketua DPC Demokrat Wonogiri Tety Indarti. Dana tersebut diperuntukkan bagi ribuan saksi di 2.784 TPS di Wonogiri. Namun diduga dalam pencairan dana, Tety menggunakan data palsu. Tety merupakan Caleg nomor 1 PD Dapil IV DPRD Provinsi Jateng. Forum Peduli Partai Demokrat (FPPD) Kabupaten Wonogiri Agung Nugroho (37) melaporkan dugaan penggelapan ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polda Jateng, Jumat (2/5). Dalam laporan itu, Agung membawa alat bukti berupa contoh surat tugas menjadi saksi, daftar saksi resmi yang disetorkan ke DPC, data TPS yang tidak ada saksi dari PD, dan berkas pengambilan uang saksi di DPD PD Jateng. Agung mengatakan dari data yang diperoleh sebanyak 80 persen TPS di Wonogiri tidak ada saksi dari PD. Sementara saksi yang telah ditentukan oleh PAC dan dilaporkan ke DPC justru tidak mendapat mandat. Mandat berisi surat penugasan itu, belakangan diketahui dipalsukan untuk mencairkan dana saksi. Saksi yang telah ditentukan akhirya tidak dapat menjalankan tugas dan tidak mendapat dana saksi sebesar Rp 100 ribu. “Tanda tangan Sekretaris DPC Wonogiri dan stempel DPC diduga dipalsukan untuk memuluskan pencairan dana itu,” ujarnya, kemarin. (SMNetwork/h74/k44-06)

pemetaan kembali, terkait adanya kemungkinan pengurangan jumlah TPS. “Karena itu, dalam melakukan pemetaan dan penyusunan TPS, KPU Banyumas akan berkoordinasi dengan masing-masing PPK, yang dianggap lebih mengerti dan paham keadaan di lapangan,” katanya. Angka Partisipasi Lebih lanjut Waslam menjelaskan, angka partisipasi masyarakat juga menjadi pertimbangan. Pasalnya, dengan adanya penambahan atau pengurangan TPS dikhawatirkan malah akan mengurangi angka partisipasi. Oleh karena itu, KPU dan PPK nantinya akan berusaha lebih cermat dalam melakukan pemetaan, terutama pada TPS-TPS yang angka partisipasinya tinggi. Sama halnya dengan faktor angka partisipasi di masing-masing TPS, faktor geografis juga menjadi salah satu pertimbangan dalam penyusunan TPS. “Berdasarkan imbauan KPU RI, penyusunan TPS diharapkan tidak menggabungkan antara dua desa/kelurahan. Selain itu, batas desa/kelurahan dan akses menuju TPS juga perlu diperhatikan, terutama adanya aliran sungai dan hutan,” tuturnya. (lil/06)

3

4

5

6

7

8

9

10

14

15

Tak Ada Pemilu Ulang di Pekalongan SEMARANG- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jateng menegaskan, tidak akan ada pemilu ulang di Kabupaten Pekalongan. Sebab tidak ada unsur yang memenuhi syarat diselenggarakan pemilu ulang seperti yang tercantum dalam UU No 8 Tahun 2012. “Selain itu juga tidak ada tuntutan dari peserta pemilu manapun untuk melakukan pemilu ulang, termasuk PDIP. Tuntutan PDIP hanya melakukan penghitungan suara ulang,” kata Divisi Pengawasan Bawaslu Jateng Teguh Purnomo. Pemilu ulang dilakukan jika ada bencana alam yang menyebabkan seluruh tahapan, atau sebagian tahapan pemilu tidak dapat berjalan sebagaimana mestinya. Menurut dia, pihaknya telah melakukan klarifikasi ke berbagai pihak antara lain Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pekalongan, Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) setempat, Panwascam, Ketua DPC PDIP Kabupaten Pekalongan, Pengurus DPD PDIP Jateng, termasuk pemeriksaan dokumen-dokumen C1 yang datanya di ajukan komplain oleh PDIP. Dari sekian data yang ada memang ditemukan beberapa C1 yang ditandatangani KPPS namun datanya masih kosong. “Ada juga penjumlahan yang salah dan beberapa perolehan suara partai dan caleg kosong,” ujarnya. Terkait ini, Bawaslu Jateng telah memberikan masukan pada Bawaslu pusat

untuk memberikan rekomendasi kepada KPU pusat. Bawaslu meminta KPU untuk melakukan pencermatan semua C1 di TPS yang ada di Kabupaten Pekalongan, atau mencermati TPS-TPS tertentu yang telah bisa dibuktikan dari hasil klarifikasi. “Mana yg akan direkomendasikan sudah diserahkan pada Bawaslu pusat,” tuturnya. Pencermatan Bawaslu berharap agar KPU Jateng melakukan pencermatan setelah rekomendasi resmi tertulis dari Bawaslu pusat keluar. Tujuannya untuk menjaga kepercayaan publik, kepercayaan peserta pemilu, dan semua pihak. “Jika KPU Jateng dan KPU Kabupaten Pekalongan melakukan pencermatan sebelum munculnya rekomendasi resmi dari Bawaslu pusat, dikhawatirkan justru akan menjadi masalah baru. Tidak akan mengurai secara tuntas masalah yang saat ini ada,” paparnya. Teguh menegaskan, penghitungan ulang di Kabupaten pekalongan secepatnya akan dilakukan, namun menunggu rekomendasi tertulis dari Bawaslu pusat ke KPU pusat dilakukan. “KPU Jateng dan KAPU Kabupaten Pekalongan juga sudah menyiapkan itu. Namun kami berpesan sebaiknya menunggu rekomendasi resmi dari Bawaslu,” tandasnya.

(SMNetwork/j8/h68-06)

Pekan Ini, Jokowi Umumkan Cawapres DEMAK- Calon Presiden (Capres) dari PDIP, Joko Widodo (Jokowi) mengaku sudah mengantongi sosok yang akan dipasangkan sebagai cawapres. Dia menegaskan, pengumuman nama cawapresnya akan dilakukan pekan ini.

I

SYARAT PKB merapat ke PDIP dan Nasdem dalam mengusung pencapresan Joko Widodo (Jokowi) ditunjukkan para elit ketiga partai dengan safari ke sejumlah tokoh ulama. Salah satunya saat mengunjungi KH Munif Zuhri, pengasuh Pondok Pesantren Salaf Girikesumo di Desa Banyumeneng, Kecamatan Mranggen, Demak, kemarin. Dalam kunjungan tersebut, Jokowi didampingi tiga politisi PKB, Ketua DPP Marwan Jafar, Wakil Sekretaris Jenderal (Wasekjen) Fathan Subchi, dan Ketua DPW Jateng Abdul Kadir Karding. Turut hadir Ketua DPP Nasdem Effendy Choirie, Wakil Sekjen DPP PDIP Ahmad Basarah, dan Ketua DPD PDIP Jawa Tengah Heru Sudjatmoko. Marwan menyatakan, kehadiran elit DPP dan DPW ini sudah dianggap mewakili koalisi PKB dengan PDIP dan Nasdem. Sedangkan koalisi secara resmi akan dilakukan setelah 9 Mei, menunggu penetapan hasil Pileg secara nasional. “Nanti setelah tanggal 9 Mei akan kami tetapkan,” ujar Marwan. Lantas siapa cawapres yang

cocok menurut PKB, Marwan menyerahkan sepenuhnya pada Jokowi. Adapun keputusan PKB merapat ke PDIP ini disambut terbuka oleh KH Munif. Ketua Dewan Syuro DPW PKB Jateng ini memberi sejumlah masukan pada Jokowi soal bangsa dan kenegaraan. Dia berharap, perekonomian negara nantinya jangan diserahkan pada pasar (liberal), kesejahteraan TNI dan Polri sebagai penyangga negara agar ditingkatkan, termasuk nasib janda dan veterannya, serta perlu adanya utusan golongan dari TNI dan Polri duduk di parlemen MPR. Menyikapi hal itu, Jokowi mengaku sudah menangkap sosok siapa yang akan dipasangkan sebagai cawapres. Enggan menyebut nama, Jokowi pun berdalih proses tersebut harus melalui mekanisme partai, meski pada akhirnya akan diserahkan dirinya. “Sabarlah. Kami akan sampaikan (nama cawapres) minggu depan,” katanya. Baru Nasdem Sementara itu, Ahmad

JOKO Widodo (Jokowi), capres dari PDIP didampingi Ketua DPP PKB Marwan Jafar (dua dari kiri) berbincang akrab dengan Ketua Dewan Syuro DPW PKB Jateng KH Munif Zuhri (paling kanan) di Pondok Pesantren Salaf Girikesumo di Desa Banyumeneng, Kecamatan Mranggen, Demak, kemarin. Basarah menyampaikan, sejauh ini partai yang berkoalisi secara definitif dengan PDIP baru Nasdem. Sedangkan dengan PKB, menurutnya, tinggal menunggu persetujuan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarno Putri. Disinggung sinyalemen PPP juga bakal merapat ke PDIP, Basarah membenarkan bahwa telah ada komunikasi politik. Namun pihaknya memberi kesempatan PPP untuk melakukan konsolidasi internal. PDIP, imbuh dia, tidak ingin dianggap sebagai partai yang mengganggu soliditas partai lain. Termasuk tidak ingin mengambil

kesempatan dengan membuat rumah tangga partai lain menjadi ribut. “Mudah-mudahan tiga partai

(PDIP, Nasdem, PKB) ini dapat mewakili representasi kekuatan pastai Islam dan nasionalis,” ungkapnya. (SMNetwork/j9-06)

Bawaslu Rekomendasikan Pencocokan di 413 TPS

Regulasi Beri Celah Politik Uang SEMARANG- Selama masa kampanye dan pemungutan suara Pemilihan Legislatif (Pileg) 2014 terjadi 22 pelanggaran dengan 14 di antaranya terkait politik uang. Itu merupakan temuan Komite Penyelidikan Pemberantasan Korupsi Kolusi Nepotisme (KP2KKN) Jawa Tengah di daerah pemilihan Jateng I, II, III, dan IX. Koordinator Tim Pemantau KP2KKN Ronny Maryanto mengatakan, modus money politics tidak selalu memberi uang, kebanyakan justru berupa barang dan layanan jasa. Adapun 8 pelanggaran lainnya di antaranya adalah penggunaan fasilitas negara (mobil dinas, gedung, dan anggaran APBD) dan keterlibatan aparat pemerintah (kepala desa dan PNS). Meski temuan tersebut telah dilaporkan ke pengawas pemilu di berbagai tingkatan, namun penanganannya tidak maksimal. “Alasannya, kurangnya saksi yang mau menandatangani berita acara pemeriksaan dan kendala regulasi,” kata Ronny. Alasan lain adalah terbatasnya waktu. Untuk Bawaslu Jateng hanya diberi waktu tujuh hari, sedangkan panwaslu lima hari. Beberapa pelanggaran pemilu, bahkan terkesan dibiarkan oleh pengawas pemilu dan aparat penegak hukum. Sebabnya, ada regulasi yang dicurigai sengaja dibuat untuk melegalkan politik uang. Misalnya, Pasal 20 yang menerangkan Pasal 13 huruf (g) Peraturan KPU Nomer 15 Tahun 2013 yang berbunyi “Kampanye Pemilu dapat dilakukan melalui kegiatan lain yang tidak melanggar larangan kampanye dan peraturan perundang-undangan.” (SMNetwork/h68/j8-06)

 Coklit Pilpres Dimulai

SEMARANG- Pencocokan data rekapitulasi di Kabupaten Pekalongan akhirnya bisa dilaksanakan Senin (5/5) hari ini. Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI telah mengeluarkan rekomendasi pencocokan di 413 tempat pemungutan suara (TPS). Ketua Bawaslu Jateng Abhan Misbah mengatakan, rekomenasi telah keluar Minggu (4/5) kemarin. “Dengan demikian, KPU bisa laksanakan pencocokan segera, bisa mulai besok (hari ini),” katanya. Divisi Sosialisasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jateng Wahyu Setiawan mengatakan, pihaknya telah siap melaksanakan pencocokan data sesuai rekomendasi Bawaslu. “Bahkan sejak sekarang (kemarin) sudah siap, tinggal melaksanakan saja,” katanya. Dia berharap, pencocokan data bisa berlangsung lancar dan cepat. Bantuan personel dari KPU kabupaten kota menurutnya sangat bagus sebagai bagian dari budaya solidaritas antarpenyelenggara pemilu. Sementara itu, tahapan menuju Pemilihan Presiden (Pilpres) telah dimulai. Ketua KPU Jateng Joko Purnomo mengatakan, saat ini pihaknya sudah mulai melakukan pemutakhiran data pemilih Pilpres. Pencocokan itu mengacu pada daftar pemilih tetap (DPT) Pileg, daftar pemilih

tambahan, daftar pemilih khusus, daftar pemilih khusus tambahan, dan pemilih pemula. “Jumlah DPT Pilpres nanti bisa bertambah atau bisa berkurang,” katanya. Dikatakan Joko, data pemilih itu bisa dinamis seiring mobilitas penduduk yang mudah berpindah dari satu daerah ke daerah lainnya. Rencananya, pada 12 Mei nanti akan diumumkan daftar pemilih sementara (DPS). Lebih Cermat Joko meminta panitia pemungutan suara (PPS) untuk lebih cermat dalam pencocokan dan penelitian (coklit) data pemilih tetap (DPT). Item yang perlu diperhatikan itu di antaranya menyangkut nama, nomor induk kependudukan (NIK), alamat, tempat tanggal lahir, dan status. Sebab pelaksanaan pemutaakhiran Pileg lalu, itemitem itu yang ditemukan banyak masalah. Anggota Bawaslu Jateng Teguh Purnomo mengatakan, KPU Jateng harus memaksimalkan kinerja aparatnya yang ada dibawah, termasuk melibatkan para mantan anggota KPPS dan pengurus RT dan RW yang ada. “Karena secara faktual merekalah yang justru mengetahui secara kongkrit mutasi dan perpindahan masyarakat di tingkat bawah, sehingga tingkat kevalidan nantinya cukup tinggi,” kata dia. (SMNetwork/h68/j8-06)

harian Banyumas KORANE INYONG

Pendiri

:

Kukrit Suryo Wicaksono

Direktur Pemberitaan : I Nengah Segara Seni Direktur Bisnis

:

Agus Widyanto

Direktur Pemasaran

:

Bambang Khadar

Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab: I Nengah Segara Seni Redaktur Eksekutif: Didi Wahyu. Redaktur Senior: Ari Wibowo, Natalia Kasih Wasiati. Redaktur: Mustangin AW, Dian Ade Permana, Dwi NR, Arfian Firmansyah, Istolia Wahyu Wardani. Reporter: Eko Wahyu Widiarso, Fardan Saputra, M Abdul Rohman, Abdul Jalil. Manajer Bisnis: Doddy Agus Setiawan. Iklan: Budi Cahyanto. Alamat Redaksi, Pemasaran dan Iklan: Jl Ragasemangsang No 627 Purwokerto Kode Pos 53100, Telepon 0281-625095, 0281-625096. Pemasaran Iklan Jogja: Eksis Komunika, alamat: Jl. Bakung No. 17 Baciro - Yogyakarta, Tlp. 0274-518686, Fax. 0274-4553488. e-mail Redaksi: redaksi_harmas@suaramerdeka.com. e-mail Iklan: iklan_harmas@suaramerdeka.com. e-mail Pemasaran: pemasaran_harmas@suaramerdeka. com. harga berlangganan Rp 35.000 per bulan. Kantor Pusat: Menara Suara Merdeka Lt. 15 Jl. Pandanaran No. 30 Semarang. Tlp. 024-70580545. Penerbit: PT Aksara Gerak Maju. Percetakan: PT Temprina Semarang, isi di luar tanggung jawab percetakan.

HARMAS/SMNETWORK/HARTATIK

HARMAS/SMNETWORK/SUPRIYANTO

PURWOKERTO- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Banyumas menyatakan dari 13.559 pemilih pemula yang sudah dicocokan dan diteliti oleh PPS, ada 946 pemilih pemula dinyatakan tidak memenuhi syarat (TMS). Komisioner KPU Banyumas Divisi Mutarlih dan Logistik Waslam Makhsid mengatakan, beberapa faktor pemilih TMS, antara lain karena meninggal dunia, pindah domisili, hingga perubahan status dari sipil menjadi TNI/Polri. Beberapa pemilih pemula juga masih belum berusia 17 tahun per 9 Juli mendatang, sehingga tidak masuk kategori TMS. “Setelah pemetaan dan penyusunan TPS selesai. Selanjutnya PPS akan melakukan penetapan Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP) untuk meminta tanggapan masyarakat. Penetapan DPSHP sendiri dilakukan tanggal 11 Mei mendatang,” ujarnya. Dia menjelaskan, saat ini KPU masih memasuki tahapan pemetaan dan penyusunan TPS di masingmaisng desa/kelurahan bersama PPK. Berdasarkan PKPU Nomor 4 Tahun 2014 mengenai tahapan Mutarlih Pilpres 2014, kuota maksimal per TPS bertambah 300 pemilih, dari 500 pemilih menjadi 800 pemilih. OLeh karena itu, KPU Banyumas bersama dengan PPK, akan melakukan

2


Banyumas

Senin, 5 Mei 2014

Olih Rezeki Sepethil nggo Nambah Dagangan ORA krasa gole buka warung biyunge wis meh telung taun. Blokeng senajan bocah senenge jegigisan, ningen sejrone telung taun ora tau lat gole rewang nang warung. Bapane gole ngodhe kasil semendhing-semendhing ya kena nggo nambah pawitan. ‘’Biyune eling ora, dhewek gole buka warung wis olih telung wulan puas,’’ jere Blokeng kambi melu ngrewangi nata dagangan. ‘’Genah ganu adol beras sekothak siki wis dadi telung kothak. Malah tambah dagfangan

rupa-rupa,’’ jere biyunge marem. ‘’Mulane angger inyong utang rokok seperak rong perak ya aja deprenguti yung,’’ ujare Man Tano glewehan. ‘’Maning meng rika man, wong sing jenenge pegawe negri utang bae olih,’’ ujare biyunge. Agi padha kandhahan kaya kuwe, mak sreset pite bapane teka. ‘’Lho bapane mboncengaken kandhi apa olih raskin maning?’’ takone Man Tano mandan kaget. ‘’Ora. Mau mampir nggone

nyuntek beras maring kothak sing suwung. Dhuwit kasil kodhen detampani biyunge, jere arep nggo bayar gula wong ngesuk arep olih kiriman sekang juragan gula Cilongok. ‘’Ngesuk inyong melu nempil gulane ngarah sekilo nggo gawe panganan wong dhong nampa arisan,’’ ujare Bibi Rijem sing agi becer. ‘’Inyong rong kilo ya kena, jere bojoku kepengin gawe kecap dhewek,’’ guru Sikun melu pesen. ‘’Lha dagangan urung teka bae sing pesen wis ndlilir,’’ Man Tano aruh-aruh. ‘’Ya rika pesen sisan nggo bi Tano thethek nggo wulan puasa,’’ jere biyunge. ‘’Wong esih sewulan maning kon tuku siki, mengko sih dadi gula gemblung,’’ semaure Man Tano. ‘’Dhewek tuku gula kuwe nggo ngrewani bakul gula sing siki padha pating njlerit regane anjlog,’’ ujare Guru Sikun. ‘’Genah wingi buruh gula padha mangluh maring bupatine

uwane, baline degawani gabah kon deselipaken kena nggo dagangan,’’ bapane negesaken karo ngedhunaken kandhine. ‘’Uwane pancen jos pisan. Ngerti agep wulan Puasa, keponakane ora olih mangan berase wong mlarat,’’ Blokeng melu bae ngomong. ‘’Ora susah gujih Keng. Kothak beras sing siji mbok suwung ?’’ ujare biyunge kambi melu ngrewangi nggotong kandhi. ‘’Kiye mau ya olih bayaran agi melu bresih gili bubar Hari Jadi kena nggo petukon apa,’’ ujare bapane kambi ngesog amplop neng meja. ‘’Lha ujarku koh agi rejeh temen rejekine. Uwane aweh beras, kabupaten aweh bayaran,’’ omonge Man Tano maning. ‘’Kuwe arane wong ketrima Man, rejeki mleber sekang mendi ora. Mulane dadi wong isine aja pecucuan baen,’’ guru Sikun sing nembe teka. Bapane mung mesem. Ora leren ora ngapa, banjutan

neng pendhapa. Jaman kuna gula sekilo olih beras rong kilo. Siki wis kewalik, gula rong kilo nembe olih beras sekilo,’’ jere bapane sing bubar ngodhe labur neng kabupaten. ‘’Lha iya, karepe bakul gula sorane rega sekilo gula bisa olih beras sekilo. Wong gole nderes bae rekasa,’’ ujare biyunge. ‘’Apa maning siki mangsan udan, akeh kodhok mencolot utawa tukang nderes tiba sekang klapa,’’ Man Tano urun rembug. Mulane bener bapane, olih rejeki sepethil nggo nggedhekaken warunge. Kelingan mbesuk angger wis ora kongang ngodhe ana sing nggo andelan urip. Jajal kaya tukang nderes gigal sekang wit klapa mbok rampung uripe. Ora matia ya cacad dadi gawe sedulure. Sing jere tukang nderes arep diansuransekaken mbuh wis mlaku mbuh urung. Tukang nderes biasane akeh desebut angger dhong Pilkada apa Pemilu> Arep Pilpres apa ya ana capres sing gelem mikir tukang nderes?. (05)

Edab :

Mengagumkan Bosa decekel mantune, warunge Man Tano ngedab-edabi pisan kasile. Setelah dipegang menantu, warung Mantano mengagumkan sekali hasilnya.

Elang :

Tidak boleh Panas njepret kaya kiye koh arep dus-dusan, elang melu mbok mriang Panas sekali seperti ini kok mau mandi-mandi, tak usah ikut nanti sakit.

Egla :

Pandangan jelas Lawange detegi dadi pedangane ora ngegla sekang njaba. Pintunya ditutup, jadi dapurnya tidak kelihatan jelas dari luar.

Emong :

Mengasuh Gole ngemong bocah sing bener, toli ora geger bae. Mengasuh anak yang betul jadi tidak menangis terus.

Entas :

Angkat Arep udan, memeane tulung dientasi mbok kudanen. Mau hujan tolong jemuran diangkat takut kehujanan (Dejukut sekang tembung arian basa banyumasan-dw/05)

Warga Mulai Diajak Mengungsi SUMBANG - Sejumlah warga di lereng Gunung Slamet bagian selatan mulai mendapatkan tawaran mengungsi dari keluarga, saudara, hingga kerabat yang berada di luar daerah. Tawaran itu sebagai antisipasi jika terjadi erupsi.

Gunung Slamet Siaga

K

epala Desa Limpakuwus, Darko mengatakan, tawaran mengungsi itu mulai didapatkan warganya sejak aktivitas Gunung Slamet masuk level Siaga. ‘’Hitungannya sekitar 30 persen dari warga kami yang memang memiliki keluarga maupun saudara di luar kecamatan atau luar kabupaten. Bahkan saudara yang di luar Jawa juga ada yang menawarkan ungsian,’’ kata Darko, kemarin. Warga Desa Limpakuwus sekitar 5.000 jiwa. Tawaran itu, kata dia umumnya karena mereka was-was mendengar kabar peningkatan status gunung yang naik dari

Nasional

kondisi wilayah dinilai masih aman. Namun dia memastikan, jika memang harus mengungsi, maka dia akan sesegera mungkin mengerahkan warga untuk mengungsi. ‘’Permohonannya tentu saja, jangan sampai terjadi erupsi agar tidak harus mengungsi,’’ pintanya. Hal yang sama juga dirasakan warga Melung Kecamatan Kedungbanteng. Kades setempat, Khaerudin mengatakan, tawaran itu umumnya datang dari saudara yang berada di luar desa. ‘’Biasanya yang menawari dari desa yang di bawah (lereng). Seringnya teman sesama istri kades,’’ kata dia. Di bagian lain, petugas Posko AJU di Desa

level Waspada menjadi Siaga. Makanya banyak yang langsung menghubungi via telepon untuk menanyakan kabar dan menawarkan lokasi pengungsian. Seperti yang dirasakan Darko, mendapat tawaran mengungsi di wilayah Sokaraja, rumah saudaranya. Kerabat di kecamatan tetangga itu sudah mulai menanyakan kabar dia dan keluarga, seiring perkembangan status gunung. ‘’Hanya karena sementara masih dirasa aman, belum satupun yang pindah. Tapi kalau memang sudah harus mengungsi, tawaran dari keluarga itu tentu bisa menjadi pilihan,’’ kata dia. Dijelaskan, sikapnya belum pindah karena

Limpakuwus Sumbang, Rasim melaporkan, aktivitas Gunung Slamet masih Siaga. ‘’Selama empat hari terakhir, kalau malam lava pijar tidak terlihat, hanya sesekali teramati pancaran sinar api pijar, dentuman berkurang,’’ kata Rasim. Sementara gemuruh masih terdengar, hembusan asap warna kelabu dan kecoklatan juga masih sering terjadi. Namun aktivitas warga tidak terpengaruh. Seperti pencari rumput di Sumbang, Darso. Pekerja asal RT 3/5 Desa Limpakuwus itu mengaku merasa masih aman sehingga tetap bekerja. “Dulu aktivitas seperti itu juga pernah terjadi tapi aman,” katanya. (SMNetwork/tg/05)

Demi Uang, Jaminkan Surat Nikah

SMNetwork/Susanto

LARANG BEROPERASI: Geram dengan aktivitas bank pelecit, warga RT 1 RW 4 Desa Tiparkidul Kecamatan Ajibarang memasang tiga poster besar berisi larangan operasi bank harian di lingkungan setempat.

KESULITAN ekonomi membuat warga melakukan apapun untuk mendapatkan uang. Jika penghasilan tak mencukupi, maka pinjaman pun dicari. Kebutuhan dan waktu yang mendesak, membuat ‘bank pelecit’ atau rentenir menjadi pilihan sumber pinjaman. “Caranya mudah, tinggal ngomong saja langsung bisa dicairkan. Apalagi jika pinjamannya cuma kisaran ratusan ribu saja tak perlu jaminan. Tinggal pinjam, seminggu dua kali kita akan ditarik petugas,” kata Tarso (55) warga Pekuncen. Bagi warga yang kesulitan ekonomi, bank pelecit adalah ‘penolong’. Biasanya jasa keuangan yang kerap menggunakan nama koperasi simpan pinjam ataupun lembaga keuangan yang dikelola perorangan. Soal legalitas tak pernah dipermasalahkan nasabah.

Bagi nasabah, yang penting adalah cepat dapat duit dan mengangsur ketika ditarik. “Memang kalau dihitung bunganya mencapai 30 persen bahkan seringkali lebih. Namun karena kami butuh, maka untuk pelunasan kami pikir belakangan,” ujar Suyatno (40) asal Desa Ajibarang Wetan, Kecamatan Ajibarang, yang melakoni pekerjaan sebagai tukang ojek. Berbeda dengan pinjaman kecil, untuk pinjaman yang nilainya besar, banyak barang yang bisa menjadi jaminan. Mulai dari BPKB, KTP, SIM bahkan surat nikah pun bisa jaminan pinjaman yang bernilai jutaan rupiah. “Tetangga-tetangga saya juga ada yang menjaminkan surat nikah. Jika tak ada surat nikah, duplikat dengan legalisir dari KUA pun bisa digunakan untuk jaminan. Kalau menggunakan ini nilai pinjaman bisa mencapai

Rp 3 juta,” kata Suyatno. Meski sering menjadi ‘dewa penolong’ bagi sebagian masyarakat, keberadaan bank pelecit ini sebenarnya kerap membawa dampak ketergantungan dan belitan hutang berkepanjangan. Fenomena jalinan asmara terlarang antara nasabah dengan petugas bank pelecit yang sempat terjadi di lingkungan RT 1 RW 4 Desa Tiparkidul, Kecamatan Ajibarang membuat warga setempat geram dengan bank pelecit ini. “Makanya warga di sini sepakat untuk melarang masuknya ‘bank harian’ ke wilayah ini. Poster larangan pun kami pasang sebagai peringatan agar petugas bank harian tidak beroperasi lagi di lingkungan kami. Terlebih lagi ketika ada kejadian yang memalukan itu,” kata Aslim AS, ketua RT setempat. (SMNetwork/Susanto/05)

Sambungan Musim terburuk... akan mengakhiri laga dengan kemenangan. Tapi Lafita membuyarkan kemenangan Los Cules setelah mencetak gol di masa injury time sehingga kedudukan akhir sama kuat 2-2. Dengan hasil imbang ini, Barca tertahan di posisi kedua klasemen liga mengoleksi nilai 85 dari 36 laga. Messi dkk. tertinggal tiga poin dari Atletico Madrid di puncak klasemen dan unggul tiga poin dari Real Madrid di urutan ketiga. Sedangkan Getafe naik ke posisi 16 dengan nilai 36 dari 36 pertandingan Barca kini terancam besar kehilangan gelar Liga Spanyol, yang merupakan satu-satunya gelar tersisa di musim ini. Mengakhiri musim tanpa trofi satu pun bukanlah kebiasaan Los Cules sejak 2007-2008 silam.

Aktivitas Gunung... “Ini bukanlah sesuatu yang kami perkirakan. Sedari awal memang ada kemungkinan untuk tidak meraih target kami, tapi untuk tidak mencapainya itu seharusnya bukan kesalahan kami,” kata Martino. “Ini bukanlah tahun yang bagus, baik secara individu maupun kolektif, karena saya tidak mampu mewujudkan keinginan saya menjadi realitas tim dan karena kami tidak pernah menunjukkan versi terbaik Barca. Ini merupakan musim yang sulit dengan banyak isu terkait sisi sepak bola,” tambahnya. Menurut Sergio Busquets “Sekarang Liga sudah selesai buat kami. Kami harus menjadikan hal ini sebagai sebuah pelajaran untuk masa depan.” (02)

Berbeda dengan pengamatan yang terjadi pada hari Sabtu (3/4), pukul 06.00-12.00 WIB. Pada saat itu, tercatat hanya satu kali gempa tremor harmonik. “Kalau letusan abu memang cenderung berkurang, namun masih terjadi gempa-gempa dangkal,” katanya. Hal tersebut juga diamini Kepala Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Pusat, Surono. Dia menyebutkan sebanyak 33 kali letusan kelabu tebal dengan tinggi 150-1.500 meter itu, dari puncak dan condong ke barat. Sementara dari sisi kegempaan, terekam sebanyak 34 kali gempa letusan, 64 kali gempa embusan, dan tujuh kali tremor vulkanik. Petugas pengamatan dari Posko Aju Limpakuwus, Rasim mengatakan, aktivitas Gunung Slamet empat hari terakhir berbeda dengan hari- hari sebelumnya. Dia

Tersangka Penganiayaan... mengatakan, pada Sabtu (3/5) malam, lava pijar tidak terlihat, hanya sesekali teramati pancaran sinar api pijar. Kemudian, aktivitas lainnya yakni, dentuman juga berkurang. “Namun gemuruh masih ada, hembusan asap warna kelabu, dan kecoklatan juga masih terlihat,” terangnya. Dikatakan, dari hasil pemantauan tersebut menunjukkan status Gunung Slamet tetap dalam ‘Siaga’ (level 3). Dia berharap, masyarakat tetap tenang dan tidak beraktivitas di dalam radius 4 kilometer dari puncak gunung tertinggi di Jateng itu. “Kalau untuk masyarakat yang berada di luar radius tersebut (4 KM), tetap tenang dan beraktivitas seperti biasa saja karena kondisinya cukup aman. Dan saya minta tidak terpengaruh dengan isu yang tidak jelas sumbernya,” ajaknya. (mg01-02)

sekitar pukul 11.00 WIB, atau sekitar 2 jam usai ditahan. Selanjutnya, sekitar pukul 13.30 WIB, petugas jaga mengecek tahanan. Dan saat itu juga, tersangka ditemukan dalam keadaan menggantung dikamar mandi sel Mapolsek Cilacap Selatan. Selanjutnya, piket reskrim Polsek Cilacap Selatan langsung melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP). Tersangka juga segera diturunkan dan langsung dibawa ke RSUD Cilacap untuk dilakukan visum. “Kita lakukan sesuai prosedur,

Pemkab Bisa... Di samping itu menurutnya kepentingan Banyumas juga harus diutamankan, yakni dengan melaksanakan tugas sebagai penyelenggara Pemilihan Presiden. Ketua KPU Jawa Tengah Joko Purnomo, mengatakan akan membahas pengunduran diri Ketua KPU Banyumas setelah menyelesaikan tahapan rekapitulasi suara tingkat nasional di Jakarta. Menurutnya rekapitulasi tingkat nasional dijadwalkan berlangsung hingga 6 Mei mendatang.

(SMNetwork/K17/G22-02)

Stasiun Besar Purwokerto NAMA KERETA API

KELAS

ARGO LAWU

EKSEKUTIF

ARGO DWIPANGGA

EKSEKUTIF

GAJAYANA

EKSEKUTIF

BIMA

EKSEKUTIF

TAKSAKA PAGI

EKSEKUTIF

TAKSAKA MALAM

EKSEKUTIF

PURWOJAYA

EKS/BIS

SENJA UTAMA SOLO

BISNIS

TUJUAN

SOLO GAMBIR SOLO GAMBIR MALANG GAMBIR SURABAYA GAMBIR YOGYAKARTA GAMBIR YOGYAKARTA GAMBIR CILACAP GAMBIR SOLO PASAR SENEN

BERANGKAT

01.19 11.16 13.01 23.15 23.16 00.43 22.02 01.13 13.48 12.21 02.12 22.10 11.33 19.43 02.38 21.32

TARIF Batas Atas

Batas Bawah

NAMA KERETA API

KELAS

600,000

250,000

FAJAR UTAMA YOGYA

BISNIS

600,000

250,000

SENJA UTAMA YOGYA

BISNIS

700,000

330,000

SAWUNGGALIH UTAMA PAGI

EKS/BIS

700,000

330,000

SAWUNGGALIH UTAMA MALAM

BISNIS

550,000

230,000

GAYA BARU MALAM

EKONOMI

550,000

230,000

BENGAWAN

EKONOMI

EKS. 400,000 BIS. 300,000 300,000

180,000 150,000 150,000

PROGO

EKONOMI

KUTOJAYA

EKONOMI

TUJUAN

YOGYAKARTA PASAR SENEN YOGYAKARTA PASAR SENEN KUTOARJO PASAR SENEN KUTOARJO PASAR SENEN SURABAYA JAKARTA SOLO JEBRES TANAH ABANG LEMPUYANGAN PASAR SENEN KUTOARJO TANAH ABANG

BERANGKAT

11.52 09.41 23.38 21.02 12.22 08.45 01.42 20.25 17.27 20.03 18.08 19.26 03.48 18.35 10.46 18.58

TARIF Batas Atas

Batas Bawah

NAMA KERETA API

SUMBER : HUMAS DAOP V PURWOKERTO

KELAS

TUJUAN

PURWOKERTO JEMBER LEMPUYANGAN PASAR SENEN LEMPUYANGAN PASAR SENEN MERAK KEDIRI JAKARTA KOTA (LEWAT BANDUNG) PURWOKERTO (LEWAT BANDUNG) JAKARTA KOTA (LEWAT BANDUNG) PURWOKERTO (LEWAT BANDUNG) PURWOKERTO SEMARANG TAWANG

300,000

140,000

LOGAWA

EKONOMI

300,000

150,000

BOGOWONTO

EKONOMI ( AC )

EKS. 400,000 BIS. 300,000 400,000

180,000 150,000 180,000

GAJAHWONG

EKONOMI ( AC )

KRAKATAU

EKONOMI ( AC )

55,000

SERAYU PAGI

EKONOMI

50,000

SERAYU SORE

EKONOMI

50,000

KAMANDAKA

EKONOMI

40,000

setelah kita olah TKP, jenazah langsung kita visum di RSUD Cilacap,” tandasnya. (frd-02)

BERANGKAT

TARIF Atas

Bawah

06.00

50,000

00.10 10.13 11.18 20.42 15.49 18.16 06.30 16.30 05.10 16.15

300,000

140,000

300,000

140,000

50,000

180,000

35,000 35,000 70,000


Purbalingga

Senin, 5 Mei 2014

Gemar Membaca, Salah Satu Indikator Negara Maju

PURBALINGGA- Pemkab akan memulai perbaikan infrastruktur. Hal ini menyusul banyaknya keluhan masyarakat yang disampaikan melalui media cetak dan elektronik. Kepala Bappeda Setyadi mengatakan, perbaikan infrastruktur serta pembangunan fasilitas umum lainnya akan dilakukan di Kecamatan Kaligondang, Pengadegan, dan Kejobong. ‘’Antara lain pemeliharaan dan peningkatan jalan, perbaikan jembatan, pembangunan fasilitas kesehatan masyarakat, perbaikan saluran air, rabat beton,’’ jelasnya. Menurutnya, adalah lumrah jika ada kerusakan infrastruktur di daerah, yang menjadi sasaran keluhan masyarakat adalah kepala daerah setempat. ‘’Sebagian masyarakat tidak mau tahu kalau jalan ada penanggungjawabnya masing-masing. Jalan milik provinsi maupun kabupaten ada wewenangnya tersendiri,’’ ujarnya. (SMNetwork/f10-06)

Renang di Curug, Pemuda Tewas Tenggelam KARANGREJA- Naid Al Kuntring (18), warga RT 16/RW 4 Bambangan, Desa Kutabawa, Kecamatan Karangreja tewas saat mandi di Sungai Curug dusun setempat, Jumat (2/5) pukul 16.30. Korban bersama dua temannya, Rusman (19) dan Sunar (25) mandi di sungai itu. Korban menceburkan diri ke curug mendului dua temannya. Ternyata korban tidak bisa berenang dan tenggelam. “Kami hendak mandi bersama. Dia terjun duluan ke curug. Tapi dia tidak muncul-muncul. Karena panik, kami lalu berusaha menolongnya,” kata Sunar saat dimintai keterangan. Kedua temannya berusaha menolong korban. Tapi karena air sungai yang keruh dan dalamnya kedung di curug tersebut, korban tidak berhasil ditolong. Rusman lalu memberi tahu kejadian itu ke warga lain dan dilanjutkan ke Polsek Karangreja. Kapolsek Karangreja Ajun Komisaris Imam Hidayat dan empat anggotanya serta tim SAR Bambangan datang ke lokasi. Sekitar setengah jam kemudian, korban ditemukan dalam keadaan tak bernyawa. “Korban diduga tidak bisa berenang saat mandi di curug tersebut. Akibatnya korban tenggelam dan meninggal,” katanya. Jenazah korban diangkat, lalu dilakukan pemeriksaan fisik oleh tim medis. Setelah itu korban diserahkan ke pihak keluarga dan dimakamkan di pemakaman desa setempat sore itu juga. (SMNetwork/h82-06)

KEPALA sekolah subrayon mengambil naskah UN SMP/MTs di Dinas Pendidikan Purbalingga, kemarin.

Beda Ruangan, Beda Soal  Mulai Hari Ini, UN SMP/MTs PURBALINGGA- Soal UN SMP/ MTs dalam setiap ruangan berbeda semua. Jika dalam satu ruangan ada 20 peserta, maka ada 20 jenis soal yang dibagikan, sehingga peserta tidak bisa saling mencontek.

Nasional K

EPALA Dinas Pendidikan Tri Gunawan mengatakan, pihaknya tidak tahu apakah yang beda itu urutan soal, urutan jawaban, atau malah soal beda di setiap nomornya antara 1 peserta dengan peserta lain. Karena itu, Gunawan meminta pengawas ruangan untuk memerintahkan peserta memeriksa lembar soal sebelum mulai mengerjakan. Apakah ada soal yang tidak terbaca atau rusak sebagian. ‘’Jangan sampai siswa sudah mengerjakan sebagian soal baru ketahuan ada soal yang tidak terbaca lalu minta penggantian soal. Ini akan merugikan siswa,’’ ujarnya, kemarin. Sebab, soal pengganti itu akan berbeda dengan soal yang sudah terlanjur dikerjakan. Sehingga siswa terpaksa mengerjakan dari nomor 1 lagi.

Padahal tidak ada dispensasi waktu. ‘’Pengawas ruangan saya minta jangan masa bodoh dengan kemunkinan ini. Jangan sampai beranggapan yang diawasi bukan siswanya sehingga tidak mau mengingatkan siswa,’’ tegasnya. UN Susulan Sementara jika ada peserta terlambat, Gunawan meminta tetap dipersilakan mengikuti ujian. Kecuali jika waktu yang tersisa tinggal 15 menit, maka sebaiknya dia mengikuti UN susulan. ‘’Sebab kalau tetap dipersilakan masuk, maka dia hanya bisa mengerjakan beberapa soal saja, sehingga nilainya pasti jatuh. Daripada tidak lulus, lebih baik ikuti ujian susulan saja,’’ katanya. Demikian pula dengan siswa yang sakit disarankan untuk mengikuti UN susulan. Jangan sampai dia tetap memaksa mengikuti UN utama padahal kondisi kesehatannya tidak mendukung. ‘’Dia tidak akan bisa konsentrasi mengerjakan soal dan akibatnya nilai bisa jatuh. Kecuali kalau dia yakin sakitnya tidak memengaruhi konsentrasinya maka silakan saja,’’ ujarnya. Sementara itu para kepala sekolah subrayon mengambil soal dan lembar jawab UN di Dinas Pendidikan, Minggu (4/5). Perjalan dari Dinas Pendidikan ke sekolah mendapat pengawalan dari polisi. (SMNetwork/f10-06)

HARMAS/SMNETWORK/ARIEF NOEGROHO

Perbaikan Infrastruktur Segera Dimulai

PURBALINGGA- Semangat gemar membaca bagi pelajar dan masyarakat perlu digugah dan ditingkatkan kembali. Sebab, dengan meningkatkan gemar membaca, akan memberikan dampak positif bagi peningkatan serta kecerdasan di masa mendatang. “Negara Jepang dengan segala kemajuan iptek yang dimiliki, salah satunya karena masyarakatnya sangat suka membaca. Karena tanpa membaca, mustahil ilmu dapat dikuasai, dan tanpa ilmu manusia akan menjadi lemah. Sedangkan kelemahan jelas akan merugikan kita semua dalam mengahadapi zaman modern yang persaingannya semakin ketat,” kata Bupati Sukento Rido Marhaendrianto, saat meresmikan penggunaan Gedung Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Purbalingga di halaman Kantor Perpusda Kabupaten Purbalingga, Sabtu (3/5). Sukento mengajak kepada anak-anak dan seluruh masyarakat Purbalingga untuk memanfaatkan keberdaaan perpustakaan yang baru. “Pemkab berupaya menyediakan layanan publik berupa penyediaan fasilitas umum perpustakaan, serta penyediaaan buku-buku untuk semua kalangan masyarakat, khususnya para pelajar. Dengan fasilitas yang disediakan perpustakaan tersebut, diharapkan dapat menciptakan semangat gemar membaca di kalangan masyarakat,” katanya. Autentik Kepala Badan Arsip dan Perpustakaan Provinsi Jawa Tengah yang diwakili oleh Sekretaris Agus Waluyo mengatakan, untuk menjamin ketersediaan arsip yang autentik, serta dapat dipercaya, dan untuk meningkatkan kecerdasan kehidupan bangsa. Juga sebagai wujud pelaksanaan UU Nomor 43 Tahun 2007 tentang Perpustakaan, serta UU Nomor 43 Tahun 2009 tentang Kearsipan, pemda memunyai kewajiban menjamin kelangsungan penyelenggaraan, pengelolaan dua kegiatan tersebut sebagai sumber belajar masyarakat. “Keberadaan Perpustakaan dan Arsip, selain sebagai sumber belajar masyarakat di bidang pendidikan, pelestarian, informasi, juga sebagai sarana rekreasi bagi penggunanya. Untuk itu pemda wajib menjamin kelangsungan dan pengelolaannya,” katanya. Selain itu, menurut Agus, pengelolaan perpustakaan dan arsip juga dapat dikembangkan sebagai pusat rujukan untuk mengembangkan budaya daerah, sebagai wahana pelestarian kekayaan budaya daerah dengan menampilkan kekhasan daerah setempat. (pt/06)

’Pokoke Anteng-anteng Baen’  Gunung Slamet Siaga PURBALINGGA- Peningkatan aktivitas Gunung Slamet akhir-akhir ini, berupa gempagempa embusan serta letusan yang semakin sering terjadi, membuat warga terdekat di kaki gunung di wilayah Desa Kutabawa, khususnya Dusun Bambangan menjadi was-was. “Saya minta kepada semua warga, khususnya warga Dusun Bambangan serta Desa Kutabawa dan masyarakat di wilayah Purbalingga yang terdekat dengan aktivitas Gunung Slamet agar tidak gelisah. Kami pemda dan segenap unsur yang ada sudah siap untuk mengantisipasi segala hal terkait dengan aktivitas gunung tersebut,” pinta Bupati Sukento Rido Marhaendrianto di hadapan warga Dusun Bambangan,

Desa Kutabawa, Kecamatan Karangreja, saat meninjau kesiapan posko erupsi di aula pos pendakian Gunung Slamet, Dusun Bambangan, kemarin sore. Sukento menegaskan, dengan dibantu dari berbagai unsur, mulai dari TNI, Polri, SAR, Tagana, Pemda sudah siap mengantisipasi berbagai kemungkinan apabila sampai terjadi halhal yang tidak diinginkan, mulai dari pembuatan jalur evakuasi, pendirian tendatenda pengungsian di wilayah Karangreja, Mrebet, Bobotsari dan Kutasari. “Pokoke anteng-anteng baen (tenang-tenang saja), tinggal tunggu aba-aba, ikuti instruksi dari para pejabat yang berwenang, mulai dari pak kades, camat, serta aparat lainya. Apabila keadaan sudah membahayakan dan disuruh untuk mengungsi, maka perintah tersebut harus diikuti. Kalau masalah sarana-prasarana terkait dengan pengungsian, pemda bersama aparat sudah menyediakan,” pintanya. Mulai saat ini, tambah

HARMAS/PRAYITNO

BUPATI Sukento Rido Marhaendrianto memberikan pengarahan kepada warga Dukuh Bambangan, Desa Kutabawa, Kecamatan Karangreja terkait aktivitas Gunung Slamet. Kento, warga diminta untuk mepersiapkan diri dengan mengemasi barang-barang berharga yang ada, mulai dari surat-surat penting dan barang berharga lainya untuk ditempatkan di tempat yang aman. 60 Ribu Masker Pemkab telah menyiapkan sekitar 60 ribu masker yang akan dibagikan ke masyarakat. Hal itu untuk mengantisipasi penyakit infeksi saluran pernapasan atas (ISPA) yang

disebabkan abu vulkanik jika sewaktu-waktu Gunung Slamet terjadi erupsi. Dinas Kesehatan (Dinkes) Purbalingga menyiapkan 50 ribu masker, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Purbalingga menyiapkan 6.000 masker, dan Palang Merah Indonesia (PMI) menyiapkan 4.000 masker. Kepala Dinkes dr Nonot Mulyono mengatakan, dari 50 ribu masker yang ada, separuh sudah didistribusikan ke puskesmas-puskesmas, baik

di daerah terdampak langsung erupsi Gunung Slamet maupun bukan. “Sebagian lagi kami simpan untuk cadangan. Jika memang masih kurang, kami akan melakukan pengadaan tambahan,” katanya. Sementara itu, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Priyo Satmoko mengatakan, pihaknya masih memiliki cadangan masker sekitar 6.000 buah. Jika kebutuhan masker masih kurang, pihaknya juga akan melakukan pengadaan tambahan. Priyo Satmoko mengungkapkan, sesuai hasil rapat seluruh BPBD se-Jawa Tengah di Semarang, Jumat (2/5), BNPB Pusat dan daerah, dalam waktu dekat akan mengadakan gladi lapang/ pelatihan evakuasi bersama dengan lima kabupaten terdampak erupsi Gunung Slamet. Rencananya, pelatihan tersebut akan melibatkan unsur BPBD provinsi, TNI/Polri, SAR, Tagana, Dinsos, PMI, serta masyarakat. Menanggapi masih minimnya rambu/tanda jalur evakuasi di lokasi, pihak BPBD melalui anggaran perubahan rencananya membenahi berbagai rambu tersebut, agar masyarakat dapat mengetahui dengan jelas ke mana arah yang harus dituju ketika terjadi erupsi. Selain menyempatkan melihat aktivitas Gunung Slamet, yang pada saat itu cuaca cerah serta terlihat di kawah tersebut berkali-kali mengeluarkan asap hitam membumbung tinggi, bupati juga meninjau posko erupsi Gunung Slamet di Kecamatan Bojongsari, yang berlokasi di Balai Pertemuan Karangbanjar, Desa Karangbanjar, Kecamatan Bojongsari. Tak lupa, bupati memberikan bantuan berupa sembako di Posko Bambangan yang diterima Koordinator SAR Kabupaten Purbalingga. (pt/06)


Banjarnegara-Kebumen

Senin, 5 Mei 2014

Petani Masih Dihantui Serangan Kera BANJARNEGARA- Para petani di Desa Majasari, Kecamatan Pagentan masih dihantui serangan kawanan kera. Karenanya, mereka belum banyak yang berani menanami lagi lahan mereka yang lokasinya berdekatan dengan tebing yang menjadi habitat primata itu.

J

IKA petani menanami lahan mereka dengan jagung, pisang atau singkong, maka ketika sudah saatnya berbuah atau berumbi, langsung jadi sasaran kawanan kera. ‘’Petani tidak mampu mengatasi serangan hama tersebut sehingga lebih memilih tidak bercocok tanam. Bila ditanami pisang, jagung atau singkong, biasanya jadi sasaran kera. Hanya cabai saja yang awet tidak diserang. Namun kerap rusak jika dilalui kawanan kera yang mencari makan,’’ kata Mukhdori, Sekdes Majasari kepada wartawan, kemarin. Kawanan kera tersebut punya habitat yang sulit dijangkau, yakni di semak belukar yang berada di lereng bukit yang curam atau tebing terjal. Oleh karena itu warga setempat menjadi sulit untuk membasminya.

untuk menekan serangan hama tersebut, namun tetap belum membuahkan hasil memuaskan. Antara lain menggunakan umpan beracun, namun sepertinya tidak berdampak signifikan. Adapun sarang kera-kera itubiasanya berada di blok Sepawon, Kroya, Kedunggupit, dan Sikopel. Lokasi tersebut sulit dijangkau. ‘’Kalau ingin tanamannya tetap bisa dipanen, maka petani harus telaten menjaga tanamannya dengan membangun gubuk di ladang dan menungguinya seharian,’’ ungkapnya. Muhadi, warga setempat, mengatakan bahwa serangan kera sudah ada sejak bertahuntahun atau sejak orangtuanya dulu bercocok tanam. Bisa dikatakan, desanya merupakan wilayah pegunungan yang masih banyak lokasi terpencil dan sulit dicapai. Hal itu jadi tempat bersembunyi para kera, sehingga mereka sulit dikendalikan. (SMNetwork/h25-06)

Antisipasi Kejahatan, Polres Giatkan Razia

HARMAS/SMNETWORK/SUPRIYANTO

MAHASISWA Khon Kaen University Thailand peserta pertukaran mahasiswa mementaskan Tari Praewa Kalasin di Auditorium Stikes Muhammadiyah Gombong, Kebumen.

Mahasiswa KKU Thailand Pentas Tari di Stikes Gombong

Nasional

Umpan Beracun Berbagai cara dilakukan

HARMAS/SMNETWORK/M SYARIF SW

SEBAGAI upaya menekan angka kecelakaan lalu lintas dan pelanggaran, terutama yang melibatkan pelajar, razia terhadap siswa SMP/MTs yang mengendarai sepeda motor digencarkan.

Razia terhadap Pelajar SMP Digencarkan  Berangkat Sekolah Kendarai Motor

BANJARNEGARA- Maraknya anak-anak atau siswa usia SMP/MTs yang mengendarai sepeda motor di jalan raya, juga saat berangkat ke sekolah padahal mereka belum saatnya mengendarai motor, jadi perhatian tersendiri pihak kepolisian. ‘’Kami sudah melakukan sosialisasi agar pihak sekolah tidak mengizinkan siswanya yang masih usia SMP/MTs atau yang belum memiliki SIM untuk mengendarai motor ke sekolah. Penekanan juga disampaikan kepada orang tua agar tidak memberi izin anaknya yang belum memiliki SIM untuk mengendarai motor di jalan raya,’’ kata Kasatlantas AKP Agung Nugroho MT melalui Kaur Binops Iptu Priyo Jatmiko, kemarin. Lantaran sosialisasi sudah sering dilakukan, antara lain melalui upacara setiap hari Senin dan sebelumnya pada saat peringatan Hardiknas, maka kini razia mulai digencarkan. Ditilang Bila saat razia terdapat anak sekolah usia SMP/MTs yang mengendarai sepeda motor untuk berangkat sekolah, maka akan ditilang. Selanjutnya, sepeda motornya akan diamankan di Polres Banjarnegara dan orangtuanya diminta datang ke sekolah untuk mengambil sepeda motor tersebut. ‘’Kami akan meminta surat pernyataan agar orang tua siap membina anaknya untuk tidak mengendarai sepeda motor di jalan raya. Apalagi untuk berangkat ke sekolah karena hal itu membahayakan diri anak tersebut, juga pengguna jalan yang lain. Secara hukum anak-anak belum layak mengendarai kendaraan bermotor,’’ ungkapnya. Razia telah mulai dilaksanakan di wilayah Kecamatan Rakit dengan menjaring 121 pelanggaran. Anggota yang dikerahkan juga banyak dengan disertai kendaraan truk untuk mengangkut puluhan sepeda motor yang terjaring razia. ‘’Belum banyak orangtua yang datang untuk mengambil sepeda motor yang dikendarai anaknya yang masih duduk di bangku SMP untuk berangkat ke sekolah,’’ ungkapnya. (SMNetwork/h25-06)

 Peserta Program Pertukaran Mahasiswa KEBUMEN- Program pertukaran mahasiswa antara Khon Kaen University (KKU) Thailand dan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (Stikes) Muhammadiyah Gombong tidak sebatas bidang ilmu kesehatan. Para peserta student exchange itu juga saling mengenalkan kebudayaan dua negara. Dalam rangkaian program itu diselenggarakan pentas seni yang diikuti oleh mahasiswa Thailand dan mahasiswa Stikes Gombong, Jumat (2/4). Acara yang berlangsung di auditorium kampus setempat itu sekaligus perpisahan bagi staf administrasi dari KKU Thailand. Hadir Ketua Stikes Gombong Giyatmo, jajaran wakil ketua, dosen, karyawan, dan mahasiswa Stikes Gombong serta dua staf humas dan kemahasiswaan KKU Thailand. Dalam pergelaran itu, para mahasiswa KKU Thailand mementaskan Tari Praewa Kalasin. Sedangkan mahasiswa Stikes Gombong menampilkan Tari Gambyong dan Tari Sajojo. Ketua Stikes Muhammadiyah Gombong Giyatmo mengaku bangga dan bahagia atas prestasi yang telah dicapai oleh mahasiswa Stikes Gombong maupun KKU Thailand. Dalam program student exchange tersebut, KKU Thailand mengirimkan empat mahasiswa untuk mengikuti proses pembelajaran selama sebulan di Stikes Gombong, mulai 21 April-18 Mei 2014. “Selain itu dua staf humas dan kemahasiswaan selama seminggu sejak 28 April-3 Mei 2014,” ujar Giyatmo di sela-sela acara.

Perkenalkan Budaya Selain mengikuti perkuliahan, nantinya para mahasiswa Thailand juga akan melakukan praktik di RSUD Kebumen dan Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Gombong selaku rumah sakit rekanan dalam program pertukaran mahasiswa tersebut. Para mahasiswa Thailand diperkenalkan dengan budaya Indonesia khususnya Kebumen mulai dari bahasa dan kehidupan sosial masyarakat Kebumen. “Dengan didampingi mahasiswa Stikes Gombong, mereka diajak berkunjung di beberapa objek wisata andalan Kebumen di antaranya objek wisata pantai dan goa. Tujuannya ialah memperkenalkan potensi alam Indonesia khususnya Kebumen di dunia Internasional,” ujarnya. Pada bagian lain, mahasiswa Stikes Gombong didampingi oleh staf dosen, instruktur klinik rumah sakit, beberapa waktu lalu juga menjadi peserta program student exchange di KKU Thailand. Sebagai tindak lanjut pertukaran mahasiswa dan staf, ke depan Stikes Gombong dan KKU Thailand akan mengadakan pertukaran dosen selama satu bulan. “Jadi, dosen Stikes akan mengajar di KKU Thailand,” ujar Giyatmo seraya menceritakan pengalamannya selama kunjungan ke beberapa negara eropa salah satunya Jerman. Dari hasil kunjungan itu, dalam waktu dekat alumni Stikes Gombong bisa berkarir untuk bekerja di Jerman.

(SMNetwork/j19-06)

Slogan ’Mayuh Plesir maring Banjarnegara’ Diluncurkan

HARMAS/SMNETWORK/DOKUMENTASI

TARI Gobyog Jaranan khas Banjarnegara ditampilkan di Pendapa Anjungan Jawa Tengah di TMII, saat peluncuran tagline “Mayuh pada Plesir maring Banjarnegara”, akhir April lalu. BANJARNEGARA- Rangkaian kegiatan seni dan budaya akan dilaksanakan di Banjarnegara selama 2014. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Banjarnegara pun meluncurkan tagline atau slogan

promosi wisata “Mayuh pada Plesir maring Banjarnegara” untuk menarik wisatawan ke Banjarnegara. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Banjarnegara,

mengatakan, pemkab Banjarnegara kian menggiatkan promosi pariwisata untuk menarik wisatawan. Salah satu bentuk keseriusan dalam pengembangan industri pariwisata yakni dengan meluncurkan slogan “Mayuh pada Plesir maring Banjarnegara” di Taman Mini Indonesia Indah, beberapa waktu lalu. “Tagline itu sudah kami luncurkan saat gelar seni budaya Banjarnegara di anjungan Jawa Tengah,” katanya. Dikatakan, pada Gelar Seni Budaya Banjarnegara tersebut juga dihadiri sekitar 700 warga Banjarnegara di perantauan yang tergabung dalam Persatuan Solidaritas Wong Banjarnegara (PSWB). Diharapkan, warga yang ada di perantauan juga bisa memperkenalkan potensi wisata di Banjarnegara.

(SMNetwork/k36-06)

KEBUMEN- Guna mengantisipasi kejahatan terutama pencurian dengan pemberatan dan pencurian dengan kekerasan, Polres Kebumen meningkatkan kegiatan operasi dengan cara melakukan razia di jalan. Kapolres Kebumen AKBP Faizal melalui Kasubag Humas AKP Wasidi menjelaskan, razia di jalan-jalan utama dengan waktu yang acak tujuan utamanya ialah untuk menimbulkan rasa aman bagi masyarakat yang sedang melintas dijalan serta mengurangi niat dan mempersempit ruang gerak para pelaku kejahatan. Selain itu, razia yang dilaksanakan oleh gabungan fungsi dan staf Polres Kebumen yang terbagi dalam dua tempat di wilayah Karanganyar dan Prembun tersebut bertujuan untuk menekan terjadinya angka kecelakaan lalu lintas. “Kami tidak bermaksud mencari cari kesalahan pengguna jalan. Tapi bila menemui pelanggaran tetap kami tindak sesuai ketentuan yang berlaku,” ujar AKP Wasidi. (SMNetwork/j19-06)

200 KK Terima Bantuan Kambing KEBUMEN- Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi dan Sosial (Disnakertransos) Kabupaten Kebumen menyalurkan bantuan bernama fasilitasi manajemen keluarga miskin. Bantuan tersebut diserahkan kepada 200 KK di sejumlah wilayah di Kebumen. Masing-masing yang berasal dari keluarga miskin itu menerima satu ekor kambing betina. Sisanya sebanyak 40 ekor kambing jantan untuk lima KK per ekornya. “Kami juga menyerahkan bantuan sebanyak 50 paket bahan makanan siap saji,” kata Kabid Sosial pada Disnakertransos Muh Rosyid sembari menambahkan, satu paket terdiri atas beras, bumbu, dan lauk. Karena bersifat sosial produktif, kata Rosyid, penerima bantuan kambing itu tidak boleh langsung menjual maupun mengonsumsi. Berbeda dengan bantuan bahan makanan siap saji. Lebih lanjut, kambing itu harus dipelihara dulu sampai berkembang biak. Kambing bantuan itu memiliki berat minimal 20 kg dan tinggi 55 cm. Umurnyar sekitar satu tahun. “Bantuan ini bersifat hibah. Penyerahan bantuan dilaksanakan di Sadang Kulon, Ambal, Puring, dan Kebumen,” imbuh Rosyid. Bantuan tersebut sebagai bentuk kepedulian pemkab kepada 200 KK miskin dari 180.453 KK miskin di Kebumen. Diakui Rosyid, bantuan yang diserahkan itu masih kurang. Direncanakan pada 2015 ditambah bantuan senilai Rp 1 miliar untuk 600 KK. (SMNetwork/k5-06)

Lansia Tanpa Indentitas Jadi Korban Kecelakaan KEBUMEN- Seorang pria lanjut usia (lansia) yang tidak dilengkapi identitas, menjadi korban kecelakaan lalu lintas. Hingga Minggu (4/5), pria yang diperkirakan berumur sekitar 65 tahun tersebut masih dirawat di bangsal ICU Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Sruweng. Humas PKU Muhammadiyah Sruweng Erwin Dahri menjelaskan, kondisi pasien saat ini sudah sadar, namun belum bisa diajak berkomunikasi. Untuk itu pihaknya mengimbau bagi masyarakat yang mengenali korban kecelakaan tersebut untuk menghubungi Rumah Sakit Muhammadiyah Sruweng di Jalan Raya Sruweng, Kebumen. “Selain itu, masyarakat bisa menghubungi di nomor telpon 0287 382597 atau hunting 3872001-3872003,” ujar Erwin dalam siaran pers, kemarin. Menurut Erwin korban pertama kali ditemukan di Jalan Raya Kebumen-Gombong persisnya depan Hotel Aman, Karanganyar, Selasa (29/4) lalu sekitar pukul 06.00. Korban yang sedang menyeberang jalan tertabrak oleh seorang pengendara sepeda motor. “Penabrak juga mengalami luka-luka dan dirawat di RSUD Kebumen,” ujarnya. (SMNetwork/j19-06)

HARMAS/SMNETWORK/DOKUMENTASI

SEORANG lansia tanpa identitas korban kecelakaan masih belum bisa diajak komunikasi saat dirawat di bangsal ICU Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Sruweng, Kebumen.

Sambungan Kampanyekan Kebersihan... mensosialisasikan pentingnya menjaga kebersihan kepada masyarakat. Selain itu, juga mengingatkan kepada masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan hidup. Humas BLH Kabupaten Banyumas ini juga mengatakan, permasalahan yang juga penting dibenahi yaitu terkait pengolahan sampah.

Pasalnya, selama ini masih banyak masyarakat yang tidak bisa memanfaatkan sampah untuk dijadikan sebagai komoditas yang bernilai ekonomis. Padahal, kalau hal ini bisa dilakukan tentunya mendatangkan berbagai macam manfaat. Selain sampah tidak hanya menumpuk di tempat

Agi Nyurung... Muzaeni nyurung grobag ningen nglawan arus lalin, merga anane neng pinggir kiwe. Merga jarake wis pedhek, ahire montore Sutarko ngancab grobag nganti wong kambi grobage njungkel. Muzaeni ya tugel balung neng pundhak tengen lan padha benjut neng sikute. Muzaeni ya gegeyan degawa mlayu maring Rumah Sakit Wiradadi Husada Sokaraja. Nek ujare Kasat Lantas Polres Banyumas AKP Chalid Mawardi liwat Kanit Laka Lantas Iptu Handoko pas detilpun Harmas mbeneraken anane kedadeyan kuwe. Handoko ya

pembuangan akhir (TPA), juga masyrakat bisa mendapatkan uang dari sampah tersbeut. “Untuk itu harus dipaksakan. Kalau sudah dipaksakan, biasanya akan jadi kebiasaan masyarakat. Dan tentunya kalau pengelolaan sampah ini bisa baik, sampah yang ada di TPS ataupun di TPA bisa berkurang,” kata laki-laki

kelahiran Banyumas, 9 Mei 1965 ini. Di tengah kesibukannya melakukan berbagai kegiatan dalam menggerakkan masyarakat untuk bersih, Subarkah juga menyempatkan dirinya untuk selalu menambah ilmu pengetahuan dengan membaca buku. Buku yang ia gemari, selain buku tentang lingkungan, buku tentang sejarah juga

menjadi bacaan favoritnya. Selain itu, dalam memecah kebosanan dalam bekerja, biasanya dirinya mendengarkan musik. Musik yang ia sukai juga beragam, seperti pop, dangdut ataupun rock. “Tetapi saya lebih suka dengan dangdut, karena lebih merakyat,” jawabnya sambil tertawa. (lil-02)

Ujare Kanca... ngomong nek kacilakan kuwe merga Muzaeni ndorong grobage mlebu maring dalan. Pas semono uga, nyurung grobage nglawan arus lalin, dadine deancab montor. “Kudune pas nyurung grobag deusahakna aja nglawan arus lalin, apa maning mlebu neng jero dalan. Montor kambi grobag sing padha kacilakan ya wis deamanken neng kantor Satlantas Polres Banyumas. Nek sing cilaka ya agi detambani merga padha rak-rak neng awake. Ngembenngemben padha dengati-ati ya lur,” welinge Handoko.

(rhm/eww-02)

ASSALAMUALAIKUM ....go pak bupati Banyumas, tulung lah nek Persibas main kon pada nonton kabeh pegawai2ne. Dadi pendukunge tambah rame, by Laskar Biru, Mars Purwokerto Wetan. (+6285869653788) AKU wong Ajibarang, Persibas lagi mulai bal2ane. Ayu pada derameni GOR Satriane. Masa aku wingi nonton tribune pada kosong dukungan lan sport sing dadi roeh bal2an. Yuh tangikna maning ben Persibas maju.(Mela Feja, ajibarang Kulon+6285726449356) KEPRIWE si kie PLN jarkune ya mbyar ora telat. deneng mati lampu bae saben wengi. utamane daerah ngulon jembatan kali Pelus kawet wingi kie gelani banget

mati lampu bae. Kesuh kye diriku.go PLN’ne tulunp didandanina ngasi beres pak. (+6281903304143) PLN Purbalingga agi kpriwe jere..., wis rong dina kiye Bukateja angger awan mati lampu..! Ya ra bisa pahal gawe..! Mtur nwun Kang Harmas..!(6281329074957) PAK PLN, tuluung...,mangsa wis rong dina kye nek awan Bukateja mati lampu, priwe kweeehh.. (+6287719426159) ASSALAMUALAIKUM, kagem bpk bupati Banyumas pripun jare sedoyo RT se kabupaten Banyumas bade nampi 100ewu deneng dugi sepriki amleng mawon. (+6285226777862)

LEBIH baik jalan dimanapun, kelas berapapun “tidak usah” diperbaiki. Krn sekalipun telah diperbaiki, nyatanya masih dibuat jenggulan2 atau “polisi tidur”. Jenggulan2 yg dibuat masyarakat maupun DPU hanya memboroskan BBM. Krn orang kalau mau lewat jenggulan pasti ngerem ngegas, bukan kepengin ngebut bila di gang2. Kalau kuatir ada yg ditabrak-ketabrak perlu disosialisasikan bahwa jalan bukanlah tempat bermain. Aq yakin orang2 yg hrs melewati jalan/gang yg banyak jenggulan pasti ndongkol. Aplg lo jenggulannya tinggi, seolah sengaja dibuat utk mencelakakan yg lewat.(6281548899123). JAJAL kota Purwokerto kaya Purbalingga ???l Langka wong nganggur, wonge

pada makmur. Purwokerto malah akeh pengangguran. Maning pada jaluk2 nang papatan lampu bangjo. Jantt .. ...ra apik banget dideleng. Apa gane pada bebeh ngode ya?? (+6287848139272) STAPSIUN TV sing acarane maen2 pada ilang muncul. Setasiun TV sing ora beda karo TV pendahulune. Bar isa ya mapan turu nonton TV andon kesuh..Kayong TV lokal urung pada siap bersaing kro TV nasional mending gabung bae karo seniore Bms TV. (+6285647158324) SING muwur kesawur, sing nampa sengsara, nyatane rumah sakit kebek. (6281327010561)


Cilacap

Senin, 5 Mei 2014

Distribusi Soal UN Lancar

Nasional (Harmas/Fardan)

NASKAH UN: Kedatangan naskah soal ujian nasional tingkat SMP dan sederajat di Kantor Disdikpora Cilacap, Sabtu (3/5).

CILACAP TENGAH - Sebanyak 28.011 siswa-siswi SMP dan sederajat, hari ini (5/5) mulai mengikuti ujian nasional (UN) 2014. Jumlah tersebut terdiri dari peserta UN SMP 22.619 siswa, dan peserta dari MTs 5.392 siswa. Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Cilacap, Subiharto mengatakan, persiapan pelaksanaan UN berjalan dengan lancar dan tanpa kendala. Mulai dari pembagian rayon, penjagaan naskah soal, hingga distribusi soal hingga ke sekolahsekolah. “Tidak ada perbedaan berarti dari tahun sebelumnya. Semua sudah dipersiapkan matang,” jelasnya, kemarin. Terkait distribusi naskah soal ujian SMP, sebanyak 320 boks naskah UN tiba di Kantor Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Cilacap, Sabtu (3/5), sekitar pukul 07.00. Selanjutnya naskah tersebut didistribusikan ke sub rayon dengan pengawalan ketat polisi dan petugas Disdikpora. Dari pantauan Harmas, naskah tersebut diangkut menggunakan truk boks milik jasa ekspedisi. Selang setengah jam kemudian, naskah soal baru mulai dibongkar, yang ditandai dengan pembukaan pintu truk boks oleh Kepala Disdikpora Cilacap, Subiharto. Pengiriman naskah soal dikawal polisi. Selanjutnya naskah soal dicek terlebih dahulu dan disimpan di Aula Dikdispora dengan pengamanan ketat dari polisi. Naskah baru didistribuskan ke masing-masing sub rayon pada Minggu (5/5). Disebutkan, naskah soal yang datang masih dikemas dalam boks yang berjumlah 320. Jumlah tersebut termasuk juga di dalamnya adalah naskah soal untuk Paket B dan susulan. (frd/05)

Perbaikan Jembatan Cipaku Dianggarkan Rp 490 Juta KARANGPUCUNG - Setelah dibiarkan selama kurang lebih empat tahun, Jembatan Cipaku yang anyaris ambrol, di Desa Tayem Timur, Kecamatan Karangpucung segera ditangani. Jembatan tersebut akan diperbaiki secara bertahap. Telah disiapkan anggaran Rp 490 juta untuk memperbaiki jembatan yang menghubungkan Dusun Bongas dan Cukangawi, Desa Tayem Timur dengan pusat pemerintahan Desa dan Kecamatan.

K

EPALA Dinas Bina Marga, SDA dan ESDM Kabupaten Cilacap Ir. A Ristiyanto mengatakan, dana sebesar Rp 490 juta untuk perbaikan jembatan itu sudah dianggarkan dalam APBD 2014. “Perbaikan jembatan dilakukan bertahap. Tahun ini anggaran sebesar Rp 490 untuk pembuatan pondasi dan turap penahan dinding sekitar pondasi. Sedangkan pekerjaan pancang sudah dikerjakan pada 2012,” jelasnya. Dikatakan, sampai saat ini pekerjaan fisik pondasi dan turap penahan dinding sekitar belum bisa dimulai karena masih menunggu proses lelang. Sedangkan untuk pembuatan balok dan plat jembatan yang memiliki bentang 30 meter itu, lanjut Risti, dianggarkan pada 2015 mendatang. “Paling lambat akhir 2015 perbaikan jembatan

secara keseluruhan rampung,” tegasnya. Seperti diwartakan, pada 2009 silam, jembatan Cipaku di Desa Tayem Timur, Kecamatan Karangpucung mulai menunjukan tanda-tanda akan ambruk. Setahun kemudian kondisinya makin parah hingga saat ini. Penyebabnya, tiang jembatan tergerus air sungai hingga lantai jembatan yang hanya memiliki satu tiang penyangga utama, seperti terpelintir di bagian tengah dan nyaris ambruk. Jika tidak segera mendapat penanganan, maka dua dusun di Desa Tayem Timur terancam terisolasi. Pasalnya, bila jembatan itu sampai terputus, akses warga masyarakat kedua dusun itu terpaksa harus memutar melewati Dusun Cijati, Desa Karangpucung, Kecamatang Karangpucung. (frd/05)

Sisir

(Harmas/Fardan)

TERBAKAR: Petugas memadamkan api yang membakar lantai 2 Ruko Perumahan Umum Kalidonan, Kelurahan Kebonmanis Kecamatan Cilacap Utara, Sabtu (3/5).

Toko Ponsel Terbakar

CILACAP UTARA – Ruko di Perumahan Umum Kalidonan, Kelurahan Kebonmanis Kecamatan Cilacap Utara terbakar, Sabtu (3/5) sore. Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran yang menimpa toko ponsel dan toko kue milik Andre Toa (34) warga Jalan Perintis Kemerdekaan RT 1 RW 3 Kebonmanis. Dua mobil pemadam kebakaran dan sebuah water canon milik Polres Cilacap, berhasil melokalisir api, sehingga tidak menjalar ke ruko lain yang ada di sebelahnya. Seorang saksi mata, Hari Winarno mengatakan, sekitar pukul 15.45, dia yang rumahnya tidak jauh dari lokasi kebakaran melihat api membumbung tinggi dari lantai dua ruko tersebut. “Pemilik sudah teriak minta tolong, lalu warga sekitar datang dan membantunya,” ujar Hari. Kepala UPT BPBD Cilacap, Ari Subroto mengatakan, pihaknya langsung menerjunkan mobil pemadam kebakaran setelah mendapatkan informasi adanya kebakaran di ruko tersebut. (frd/05)

Petugas Jembatan Timbang Diuji Kelayakan

(Harmas/Fardan)

AMBRUK: Kondisi Jembatan Cipaku yang anyaris ambruk. Jembatan yang berada di Desa Tayem Timur, Kecamatan Karangpucung ini akan segera mendapat penanganan dari pemerintah daerah.

WANAREJA - Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dinhubkominfo) Provinsi Jateng akan mengadakan pelatihan uji kelayakan bagi 281 petugas 16 lokasi jembatan timbang di seluruh Jawa Tengah. “Dalam waktu dekat kami akan gelar pelatihan uji kelayakan bagi 281 petugas yang saat ini berada di 16 titik lokasi jembatan timbang di seluruh Jawa Tengah,” ungkap Kepala Seksi Pengawasan Operasional Unit Pelayanan (UP) Perhubungan Wilayah Kebumen Dinhubkominfo Provinsi Jateng, Bambang Syamsul saat melakukan inspeksi mendadak di Jembatan Timbang Kecamatan Wanareja, Kamis (1/5). Sementara itu, Komandan Regu Jembatan Timbang Dinhubkominfo Kecamatan Wanareja Sugiyanto mengatakan,pihaknya selama ini telah menjalani tugasnya sesuai SOP yang telah ditentukan. (SMNetwork/yod/05)

Ali Maju ke OSN Tingkat Nasional

 Dari Keluarga Tidak Mampu

CILACAP - Siswa SMP Islam Al-Azhar 15 Cilacap, Ali Purnomo Sidiq akan mewakili Provinsi Jateng pada Olimpiade Sains Nasional (OSN) SLTP tingkat nasional di Padang, Sumatera Barat pada 16-21 Mei 2014. Ali akan mengikuti OSN mapel matematika. “Saat ini Ali Purnomo Sidiq bersama siswa dari SMP lain yang lolos ke tingkat nasional sedang mengikuti training center (TC) di Semarang. TC dilaksanakan mulai tanggal 3 sampai 14 Mei 2014,” kata Kepala SMP Islam Al-Azhar 15, Fatkhurrohman SPd, kemarin. Menurut Fatkhurrohman, proses seleksi OSN 2014 cukup ketat. Tahap awal, peserta harus mengikuti seleksi di tingkat kabupaten terlebih dahulu. Seleksi di tingkat Kabupaten Cilacap dilaksanakan 5 Maret 2014, saat Ali Purnomo Sidiq dinyatakan lolos. Dia kemudian maju ke tingkat provinsi. Sebelum seleksi di tingkat provinsi dilaksanakan, seluruh siswa yang maju ke tingkat provinsi mendapat pembekalan di Semarang mulai 13 sampai 18 Maret 2014. “Setelah mengikuti pembekalan, peserta mengikuti OSN tingkat provinsi yang diadakan pada tanggal 19 April 2014. Alhamdulillah, Ali Purnomo Sidiq lolos sehingga maju ke tingkat nasional,” katanya. Dijelaskan, selama ini Ali Purnomo Sidiq dibimbing guru mapel matematika, Pratomo Windu Sulaksono SSi. Ali merupakan siswa dari keluarga tidak mampu. Orangtuanya,

SMNetwork/Agus Sukaryanto

LOLOS OSN: Ali Purnomo Sidiq bersama Kepala SMP Islam Al-Azhar 15 Cilacap, Fatkhurrohman (kanan) dan guru pembimbing, Pratomo Windu Sulaksono (kiri). Sartim, warga Dusun Nambo RT 2 RW 11, Desa Cimanggu, Kecamatan Cimanggu, Cilacap adalah buruh serabutan. Pihak Yayasan Pendidikan Islam dan Sosial (Yapis) Ibnu Sina, selaku pengelola SMP Islam Al-Azhar 15 Cilacap, menggratiskan seluruh biaya pendidikan Ali. Pada tahun sebelumnya

dia lolos OSN ke tingkat provinsi, tapi belum lolos ke tingkat nasional. Dia pada 2012/2013 pernah meraih medali perunggu OSN mapel matematika tingkat SMP Al-Azhar seIndonesia. Kemudian pada 2013-2014 meraih medali perak OSN mapel matematika tingkat SMP Al-Azhar se-Indonesia. (SMNetwork/ag/05) Alamat: Jl. S Parman 947 Tlp. 636003 Purwokerto rajawalicinema

@rajawalicinema

Studio 1

Studio 1

Studio 2

Studio 3

Studio 4

Sabtu 11.00 16.15 18.45

Sabtu 13.30 21.15

Sabtu 12.00 14.00 16.00 19.00 21.00

Sabtu 11.45 13.45 15.45 19.00 21.00

Sabtu 11.30 13.45 16.00 19.00 21.15

Minggu 11.00 16.15

Minggu 13.30 18.45

Minggu 12.00 14.00 16.00 19.00

Minggu 11.45 13.45 15.45 19.00

Minggu 11.30 13.45 16.00 19.00

Senin-Jumat 16.15 18.45 18.15 20.45

Senin-Jumat 13.30 21.15

Senin-Jumat 14.00 16.00 19.00 21.00

Senin-Jumat 13.45 15.45 19.00 21.00

Senin-Jumat 13.45 16.00 19.00 21.15


Oase

8

Senin, 5 Mei 2014

Nasional Jalani Pengobatan ke Singapura

KEADAAN Olga Syahputra memang sudah dinyatakan membaik oleh pihak dokter dari Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI). Kendati begitu, rupanya presenter kemayu itu memutuskan untuk melanjutkan perawatannya di salah satu rumah sakit yang berada di Singapura. “Saya sudah dapat kabar dari Raffi kalau sudah berangkat ke Singapura. Pastinya saya belum tahu,” ujar Denny Cagur, sahabat Olga di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Minggu (4/5). Menurut Denny, penyakit meningitis atau radang selaput otak yang diderita sahabatnya memang harus ditangani dengan serius. Oleh karena itu, Olga memutuskan untuk berangkat agar kesehatannya cepat pulih. “Karena pertimbangan medis dan terus di sana Olga berpikir bisa lebih cepat sembuh. Terutama bisa istirahat total, karena kalau di sini kan teman-temannya banyak yang jenguk jadi sulit istirahat,” tutur Denny. Diakui manajernya, Olga kini makin rajin berdoa, salah satunya adalah doa agar ia segera sembuh. “Biar sakit dia (Olga) tetep salat, dia juga doa ingin cepet sembuh,” ucap Vera, manager Olga saat ditemui di RSPI, Jakarta Selatan. Tidak hanya makin rajin beribadah, Olga juga kerap mengingatkan adik-adiknya untuk tak lupa shalat. Sebagai anak sulung, Olga juga selalu mengingatkan Billy untuk tetap beribadah meski sedang sibuk. “Kemarin saja dia ngobrol sama Billy, ‘Kerja lo, Bill. Jangan lupa shalat lo’. Ya obrolan kakak adik. Dia memang sering ngingetin shalat ke adik-adiknya,” katanya. (08)

Mulan Jameela

Tak Merasa Eksploitasi Anak Usia Safeea memang baru tiga tahun, tapi ia istimewa. Bakat putri pasangan Ahmad Dhani dan Mulan Jameela itu sudah terlihat.

T

AK diragukan lagi Shafeea memang sudah sering kali tampil di layar kaca. Maka ketika gadis kecil itu memiliki program tersendiri di televisi, Mulan Jameela merasa dirinya tak mengeksploitasi anak. “Kalau menurut aku sih dibilang eksploitasi nggak lah ya. Feea juga nggak ada keharusan untuk hapalin skrip dan syuting tiap hari. Ini kan juga tayangnya dua hari seminggu. Jadi masih ada waktu lima hari buat dia ngapa-ngapain,” ujar Mulan saat ditemui di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Sabtu (3/5) malam. Pemilik nama asli Raden Terry Tantri Wulansari itu mengatakan, Shafeea sendiri yang mau dan menyetujui akan tampil di reality show di salah satu stasiun televisi tersebut. Pihak televisi dan keluarga pun tak pernah memaksa Shafeea untuk syuting. “Yang buat setuju ya Feea sendiri. Dia mau. Kita sempat ngajakin ke lokasi permainan di dekat rumah, diikutin sama tim dari TV, ya tapi aman. Dianya mau dan menurut TV cukup kooperatif. Nggak ada yang sifatnya pemaksaan ke anaknya,” tambahnya. “Kalau dibilang bekerja nggak juga karena

Cerai Tetap Hormati Suami PESINETRON Marshanda menegaskan bahwa keputusannya untuk bercerai bukan lantaran sikap Ben Kasyafani telah berubah. Hal ini sekaligus menampik kabar yang telah beredar sebelumnya di mana sikap Ben dianggap telah berubah akhir-akhir ini. “Beneran nggak ada. Dari awal Ben tidak berubah sikap. Dari awal kita berusaha menjadi yang lebih baik,” ujar Marshanda saat ditemui di kediamannya, di kawasan Menteng, Jakarta Pusat. Ia pun enggan menanggapi kabar yang mengatakan bahwa perceraian disebabkan Ben mengikuti sebuah organisasi keagamaan. “Kalau misalkan soal agama, lembaga dakwah Islam segala macam, maaf aku nggak bisa share masalah apapun yang terjadi karena aku nggak mau jadi gimana-gimana,” ucapnya. Meski sedang dalam proses cerai, Marshanda masih menganggap Ben sebagai sosok suami yang baik. “Sampai saat ini pun aku respek dengan Ben. Dia (Ben) jadi ayah yang baik, suami yang baik dan saya sangat menghormati itu,” ujarnya. Meski masih dua pekan lagi sidang perdana perceraian digelar, Chaca begitu akrab disapa, berjanji akan menghadiri sidang di Pengadilan Agama Jakarta Pusat. “Saya hadir di sidang cerai. Sampai hari ini keyakinan saya ya gitu cuma kalau Allah ngaturnya beda, aku bisa apa,” ucap ibu seorang putri bernama Sienna Ameera Kasyafani ini. Pemain sinetron ini mengaku apa yang kini ia alami saat ini adalah bagian dari kehidupan yang harus dijalaninya. Sementara itu, Ben yang ditemui di tempat berbeda mengatakan tak tahu menahu masalah yang hinggap antara ia dan Chaca. Ia pasrah dengan keputusan Chaca menggugat cerai dirinya. “Gimana yah, gitu deh pokoknya. Gue nggak bisa comment, ya simpulkan sendiri saja lah. Sejauh ini gue nggak bisa jawab banyak,” ungkapnya dilansir dari Vivanews. (08)

kan ini reality show. Mengikuti kesehariannya (Shafeea), kita semua maksudnya itu kekeluargaan nggak terlalu memaksakan, jadi kita ngikutin Shafeea,” lanjut Mulan. Meski begitu, sebagai ibu, Mulan tetap memprioritaskan kondisi kesehatan Shafeea. “Kita juga harus liat kondisinya Feea juga, apakah sehat dalam kondisi yang memang dia mampu untuk syuting atau nggak. Kayak kemaren sempet beberapa hari sakit, nggak ada pihak TV yang mengharuskan Feea lagi sakit disyuting,” katanya. “Anakku sudah dikontrak reality show, sudah jalan beberapa episode,” kata Mulan membanggakan Safeea. Sebelumnya, Dhani juga menuturkan hal yang sama. “Safeea sudah punya program di televisi swasta, ‘Safeea anak Jameela’. Tunggu saja,” ujar Dhani beberapa waktu lalu. Syuting pun lebih sering indoor. Biasanya, Safeea ditemani Mulan, Dhani, atau ketiga kakaknya Al, El, dan Dul. “Kalau nggak ditemani juga aman. Bintang tamunya yang ke rumah,” tuturnya. Padahal, awalnya, Mulan tidak setuju Safeea dijadikan artis cilik. Namun, karena putrinya tak keberatan, ia pun tak masalah. Apalagi, Dhani sudah membuat kontrak dengan pihak televisi. Safeea tak pernah sungkan bertingkah di depan kamera. Mulan menerangkan, selain reality show, Safeea juga sering disyuting untuk kepentingan keluarga. “Dianya mau, kooperatif. Semoga lancar saja,” ucap Mulan lagi. (08)

Layar Tanjleb Meriahkan FFP PURBALINGGA - Festival Film Purbalingga (FFP) 2014 dimulai di Dusun Karanggedang, Desa Panusupan, Rembang, Purbalingga yang dibuka dengan pertunjukan layar tanjleb. Masyarakat setempat antusias menonton hiburan rakyat yang telah puluhan tahun lenyap dari pandangan mereka. Kadus Karanggedang, Tarmono mengaku gembira menjadi salah satu titik program Layar Tanjleb sekaligus lokasi pembukaan Festival tahunan yang digagas Cinema Lovers Community (CLC) Purbalingga itu. “Ini merupakan sejarah. Biasanya

habis Maghrib, orang desa berkumpul di rumah nonton teve. Malam ini, ngumpul di jalan nonton film layar besar,” tuturnya. Pada kesempatan pembukaan festival yang sudah memasuki tahun kedelapan ini, memutar beberapa film pendek dan panjang karya pelajar Purbalingga, di antaranya ‘Tuyul’ dari SMP 4 Karangmoncol, ‘Segelas Teh Pahit’, dan ‘Selendang Lengger’ dari SMA Rembang, serta ‘Penderes dan Pengidep’ dari SMA Kutasari. Sementara beberapa film dari luar purbalingga, ‘Boncengan’ dan ‘Gazebo’

sutradara Senoaji Yunus produksi Sanggar Cantrik Yogyakarta serta film bioskop ‘Sang Penari’ sutradara Ifa Isfansyah produksi Salto Films Jakarta. Menurut Direktur FFP Bowo Leksono, menghidangkan tontonan film yang baik bagi warga desa merupakan tugas dari FFP. “Warga desa yang tinggal di pelosok juga mempunyai hak menonton film-film berkualitas yang tidak mudah mereka akses. Dan dengan layar tanjleb keliling inilah caranya,” ujarnya. Rencananya, program Layar Tanjleb FFP 2014 berkeliling ke 18 desa di wilayah Banyumas

FOTO: HARMAS/DOK

WARGA menyaksikan Layar Tanjleb saat pembukaan Festival Film Purbalingga (FFP) 2014, Sabtu (3/5) malam. Raya (Kabupaten Purbalingga, Banjarnegara, Cilacap, dan Banyumas). Selanjutnya, pada Senin malam, 5 Mei 2014,

akan menyambangi Desa Giritirta, Kecamatan Pejawaran, Banjarnegara. (mg01/08)

HUT Ke-432 Banyumas

Lakon Gatotkaca Diwisuda Tutup Perayaan

FOTO: HARMAS/JALIL

KI Dalang Bagas Kriswanto saat membawakan wayang dengan lakon Gatotkaca di wisuda, Sabtu (3/5) di alun-alun Purwokerto.

PURWOKERTO – Acara perayaan HUT ke-432 Kabupaten Banyumas diakhiri pagelaran wayang kulit lakon Gatotkaca Diwisuda dengan dalang Ki Dalang Bagas Kriswanto di alun-alun Purwokerto, Sabtu (3/5) malam. Selain dua acara tersebut, ada sejumlah acara yang digelar untuk memeriahkan HUT Banyumas, di antaranya kirab prosesi, lomba tradisional egrang dan bakiak, festival karawitan tingkat SMP dan SMA/SMK, lomba busana batik kepala SKPD, lomba pidato bahasa Jawa dialek Banyumasan, Banyumas ekstravaganza dan kenthongan spektakuler. Kabid Budaya Dinporabudpar Kabupaten Banyumas, Rustin mengatakan, seluruh rangkaian acara berjalan dengan lancar dan sukses, meskipun secara teknis ada kendala cuaca yang sering hujan saat pargelaran berlangsung, seperti saat kirab budaya,

kenthongan dan ekstravaganza. Dia juga mengatakan, puncak peringatan sekaligus penyerahan tropi dan hadiah kepada seluruh pemenang dalam setiap ajang lomba. Rustin menyebut ada 54 orang atau tim yang dinyatakan menang untuk seluruh lomba yang diadakan. Selain itu juga memberikan penghargaan kepada enam seniman dan sembilan pelatih kenthongan spektakuler yang ikut meramaikan ajang tersebut. “Seluruh pemenang diberikan tropi dan uang pembinaan mulai dari Rp 500.000 hingga Rp 1.750.000. Sementara untuk seniman dan pelatih hanya diberikan plakat,” katanya yang juga menyebutkan uang pembinaan tersebut atas bantuan dari BI dan BPD Bank Jateng, Minggu (4/5). Menurutnya, seluruh rangkaian agenda

tersebut sudah sesuai dengan target yang ditetapkan. Lebih lanjut, di setiap ajang tersebut juga telah memberikan pemasukan yang cukup besar bagi masyarakat Banyumas. “Secara data pasti kita memang tidak punya. Tetapi, secara tidak langsung, seluruh agend HUT Banyumas telah memberikan kesejahteraan bagi masyarakat. Tentunya perputaran uang semakin meningkat di setiap acara berlangsung,” ujar Rustin. Dia juga berharap, perayaan HUT tahun berikutnya bisa berjalan lebih lancar dan lebih banyak menarik wisatawan. Sementara itu, Bupati Banyumas Achmad Husein mengatakan, esensi dari peringatan hari jadi ke 432 ini yaitu untuk mengingatkan setiap warga Banyumas untuk selalu mengingat sejarah dan nguri-nguri budaya daerah. (lil/08)


B LAMania

9

Senin, 5 Mei 2014

Taklukkan Fiorentina 3-1

NAPOLI JUARA COPPA

NAPOLI merebut gelar juara Coppa Italia setelah menang 3-1 atas Fiorentina di partai final, di Stadion Olimpico, Minggu (4/5) dini hari WIB. Ini merupakan gelar ke-5 Napoli di ajang Coppa Italia.

PREMIER LEAGUE

Selasa, 6 Mei Crystal Palace Vs Liverpool Rabu, 7 Mei Man. United Vs Hull City Kamis, 8 Mei Man. City Vs Aston Villa Sunderland Vs West Bromwich

P

SERIE A

Selasa, 6 Mei Lazio Vs Hellas Verona Juventus Vs Atalanta Rabu, 7 Mei Fiorentina Vs Sassuolo Napoli Vs Cagliari

Everton 2-3 Manchester City Aston Villa 3-1 Hull City Man. United 0-1 Sunderland Swansea 0-1 Southampton Newcastle 3-0 Cardiff City Stoke City 4-1 Fulham West Ham 2-0 Tot. Hotspur

Sabtu & Minggu (3 & 4 Mei)

BUNDES LIGA

Foto: Getty Images-02

PARA pemain Napoli berpesta juara di Stadion Olimpico usai menaklukkan Fiorentina 3-1 di final. Minggu (4/5) dini hari WIB. Petaka bagi Napoli terjadi pada menit ke-79. Gokhan Inler harus keluar lapangan karena mendapatkan kartu kuning kedua usai melanggar Josip Ilicic. Bermain dengan 10 orang membuat Napoli terpaksa bertahan total. Fiorentina memanfaatkan situasi

Everton 2-3 Man. City

Langkah Besar PELATIH Man. City, Manuel Pellegrini puas dengan kemenangan atas Everton. Dia menyebutnya hasil ini sebagai sebuah langkah besar untuk City. Pellegrini menyebut bahwa tidak mudah menundukkan Everton yang juga punya misi finis di zona empat besar. Bertandang ke Goodison Park, Sabtu (3/5) malam WIB, City berada dalam tekanan ketika Ross Barkley menjebol gawang Joe Hart. Tapi Sergio Aguero dan Edin Dzeko membawa timnya bangkit dan menutup babak pertama dengan keunggulan 2-1. Di awal babak kedua, Dzeko sukses menceploskan gol kedua. Everton kemudian membalas lewat tandukan Romelu Lukaku dan kedudukan bertahan hingga laga usai. Dengan kemenangan ini, City naik ke puncak klasemen sementara Premier League dengan nilai 80 dari 36 laga, unggul selisih gol dari Liverpool di urutan dua. Sementara Everton tertahan di posisi lima

LA LIGA

Selasa, 6 Mei Real Sociedad Vs Granada Kamis, 8 Mei R. Valladolid Vs Real Madrid

PREMIER LEAGUE

dengan nilai 69 dari 37 laga dan dipastikan gagal ke Liga Champions. Bagi Everton, harapan mereka untuk finis di empat besar pupus. Poin mereka saat ini 69, sudah tidak bisa melampaui poin Arsenal, 73, dengan satu pertandingan tersisa di tangan. “Ini sungguh sebuah langkah besar,” ujar Pellegrini seperti dilansir BBC. “Melawan Everton di sini sangat sulit. Jika ada yang meragukan pemain-pemain Everton, mereka sangat ingin meraih kemenangan sejak awal dan ini adalah pertandingan yang sulit.” Peluang City untuk meraih gelar juara semakin terbuka lebar dengan dua sisa pertandingan. Tapi mereka harus tetap waspada penuh kendatipun tampil kandang.

Mertens mampu memperdaya Neto lewat sepakan kaki kirinya usai menerima umpan Jose Callejon. Gol ini menjadi penutup pesta Napoli dengan kemenangan 3-1. Napoli pun berhak atas trofi Coppa Italia. Ini merupakan kali kelima

ini dengan terus menggempur pertahanan Napoli. Namun, kokohnya lini belakang sang lawan membuat pemain Fiorentina frustrasi. Justru Napoli yang mampu menambah keunggulan di menit tambahan babak kedua. Dries

SRIKER City, Edin Dzeko melepaskan sundulan ke gawang Everton pada pertandingan di Goodison Park, Sabtu (3/5). City menang 3-2 dan berpeluang besar merebujt trofi Premier League.

Stuttgart 1-2 Wolfsburg B. Dortmund 3-2 Hoffenheim B. M’gladbach 3-1 Mainz W. Bremen 2-0 Hertha BSC E. Frankfurt 0-2 B. Leverkusen Nurnberg 0-2 Hannover Braunschweig 0-1 Augsburg Hamburger SV 1-4 B. Munich Freiburg 0-2 Schalke

Napoli berhasil menjuarai Coppa Italia setelah sebelumnya pada tahun 1962, 1976, 1987, dan 2012. Bagi Rafael Benitez yang menangani Napoli sejak musim panas lalu, ini merupakan persembahan titel pertamanya buat klub Naples itu. (02) NO. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 --18 19 20

Dua lawan tersisa adalah Aston Villa dan West Ham yang di atas kertas memang tak sulit ditundukkan. Keduanya saat ini berada di luar 10 besar. Apalagi City akan menghadapi Villa dan West Ham dengan posisi sebagai tuan rumah. Ini jelas jadi faktor yang menguntungkan bagi Yaya Toure dkk.. Tapi Kapten City Vincent Kompany mengingatkan timnya agar tak lengah. Faktanya, beberapa pekan sebelumnya mereka ditahan imbang Sunderland di kandang sendiri. “Kami beberapa kali mendapatkan masa sulit di musim ini tapi juga punya laga-laga yang menakjubkan. Hal terpentingnya adalah menemukan performa pada waktu yang tepat dan kami punya dua laga tersisa. Tapi masa lalu telah mengajarkan kami untuk berhati-hati,” kata Kompany dikutip BBC. “Ini memang dua laga di kandang, tapi itu tak berarti apa-apa. Anda telah melihat laga kontra Sunderland di mana kami berimbang,” tandasnya. (02)

LA LIGA

Real Valladolid 1-0 Espanyol Osasuna 0-2 Celta de Vigo Málaga 0-1 Elche Barcelona 2-2 Getafe R. Vallecano 0-3 Ath. Bilbao

Sampai Pukul 21.30

PREMIER LEAGUE KLUB Manchester City Liverpool Chelsea Arsenal Everton Tottenham Hotspur Manchester United Southampton Newcastle United Stoke City

M 36 36 36 36 37 37 36 37 37 37

M 25 25 24 22 20 20 18 15 15 12

S 5 5 6 7 9 6 6 10 4 11

K 6 6 6 7 8 11 12 12 18 14

SG 96-37 96-46 69-26 65-41 59-39 52-51 60-41 53-45 42-57 43-51

POIN 80 80 78 73 69 66 60 55 49 47

Norwich City Fulham Cardiff City

36 37 37

8 9 7

8 4 9

20 24 21

28-60 38-83 31-72

32 31 30

KLUB Atletico Madrid Barcelona Real Madrid Athletic Bilbao Sevilla Real Sociedad Villarreal Celta de Vigo Valencia Rayo Vallecano

M 35 36 34 36 35 35 35 36 35 36

M 28 27 26 20 17 16 15 13 12 13

S 4 4 4 8 8 9 7 7 9 4

K 3 5 4 8 10 10 13 16 14 19

SG 75-22 99-32 98-32 65-38 66-50 59-51 54-43 46-52 47-48 45-74

POIN 88 85 82 68 59 57 52 46 45 43

Osasuna Real Valladolid Almería Real Betis

36 35 35 35

9 7 9 5

8 14 6 7

19 14 20 23

29-60 34-54 38-69 29-70

35 35 33 22

TOP SKORER 30 Gol: Suarez (Liverpool) 20 Gol: D. Sturridge (Liverpool) 19 Gol: Y. Toure (Man. City)

NO. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 --17 18 19 20

Roberto Martinez

Dituding Tak Berniat Menang KEKALAHAN Everton dari Manchester City merugikan posisi Liverpool. Tak heran jika kemudingan memunculkan tudingan bahwa Everton memang tidak berniat untuk menang, namun Roberto Martinez membantahnya. Dengan kemenangan 3-2 atas Everton, City kini memuncaki klasemen sementara Premier League. Kendati City dan Liverpool memiliki poin sama, yakni 80, The Citizens berhak berada di pucuk lantaran unggul dalam selisih gol. Anggapan bahwa Everton, yang merupakan rival sekota Liverpool, bermain setengah-setengah pun muncul. The Toffees disebut lebih suka melihat City berada di atas ketimbang Liverpool. Namun, Martinez dengan tegas

LA LIGA

TOP SKORER 30 Gol: Cristiano Ronaldo (Real Madrid) 28 Gol: Lionel Messi (Barcelona) 27 Gol: Diego Costa (Atl. Madrid) Foto: Getty Images-02

Foto: Getty Images-02

ADA pertandingan tersebut Napoli menekan pertahanan Fiorentina sejak awal. Pada menit ke10 mereka membuka keunggulan. Umpan dari Marek Hamsik diteruskan oleh Insigne lewat sepakan kaki kanannya. Bola menghujam sudut kiri bawah gawang Fiorentina. Tak lama berselang, Insigne mencetak gol keduanya. Gonzalo Higuain yang melakukan akselerasi di sisi kanan, melepaskan umpan silang ke kotak penalti Fiorentina. Umpan itu disambar dengan kaki kiri oleh Insigne. Bola sempat mengenai kaki bek Fiorentina sebelum masuk ke gawang yang dikawal Neto. Fiorentina tak menyerah. Hasilnya, pada menit ke-28 Juan Vargas mampu memperkecil ketertinggalan timnya. Lepas dari jebakan offside, Vargas menghujamkan bola ke gawang Napoli dengan sepakan keras kaki kirinya. Fiorentina sempat mencetak gol menjelang babak pertama berakhir. Sayang, gol La Viola harus dianulir karena Alberto Aquilani berada dalam posisi offside. Babak pertama pun berakhir dengan skor 2-1 untuk keunggulan Napoli.

membantah tudingan tersebut. “Jika ada yang mempertanyakan integritas kami, mereka tidak punya alasannya,” ujar Martinez di konferensi pers setelah laga. Niat kami untuk memenangi laga ini begitu jelas.” Everton memang butuh kemenangan untuk menjaga kans mereka finis di zona Liga Champions. Dengan kekalahan tersebut, Everton dipastikan tidak akan bisa finis di zona empat besar. Everton tersendat di urutan lima klasemen dengan nilai 69. Mereka terpaut empat poin di belakang Arsenal yang mengoleksi nilai 73. Everton kini hanya tinggal memiliki satu pertandingan sisa, sementara Arsenal punya dua laga. Dengan selisih empat poin itu, jumlah poin maksimal Everton, yakni 72, sudah tidak mungkin melampaui Arsenal. (02)

AYO gabung ke komunitas Bolamania-Harmas. Berikan komentarmu di pertandingan-pertandingan besar (Big Match). Dukung tim favoritmu. Komentar akan dimuat di rubrik Faceball. (Redaksi)

NO. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 --16 17 18

BUNDESLIGA KLUB Bayern Munich Borussia Dortmund Schalke 04 Bayer Leverkusen Wolfsburg M’gladbach Mainz 05 Augsburg Hoffenheim Hertha BSC

M 33 33 33 33 33 33 33 33 33 33

M 28 21 18 18 17 16 15 14 10 11

S 3 5 7 4 6 7 5 7 11 8

K 2 7 8 11 10 10 13 12 12 14

SG 93-23 76-38 59-42 58-40 60-49 58-40 49-52 45-46 69-69 40-44

POIN 87 68 61 58 57 55 50 49 41 41

Hamburger SV Nurnberg Eintracht

33 33 33

7 5 6

6 11 7

20 17 20

49-72 36-66 28-57

27 26 25

KLUB Juventus Roma Napoli Fiorentina Inter Milan Torino Lazio Hellas Verona Parma Milan

M 35 35 35 35 35 35 35 35 35 35

M 30 26 20 18 14 14 14 16 13 14

S 3 7 9 7 15 10 10 4 12 9

K 2 2 6 10 6 11 11 15 10 12

SG 75-23 71-19 64-36 59-38 57-35 54-45 49-47 56-58 53-45 53-46

POIN 93 85 69 61 57 52 52 52 51 51

Sassuolo Bologna Livorno Catania

35 35 35 35

7 5 6 5

7 13 7 8

21 17 22 22

34-65 27-55 36-69 26-63

28 28 25 23

TOP SKORER 18 Gol: M. Mandzukic (Bayern), R. Lewandowski (Dortmund) 16 Gol: A. Ramos (Hertha BSC)

NO. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 --17 18 19 20

SERIE A

TOP SKORER 21 Gol: C. Immobile (Torino) 19 Gol: L. Toni (Hellas Verona), C. Tevez (Juventus)


PoK ke Bal-Balan Persibangga Incar Fokus dan Stamina Kemenangan di Kuningan Jadi Perhatian Senin, 5 Mei 2014

Rudy William Keltjes

PSM Makassar akan berjuang keras untuk mempertahankan tren positif mereka di ajang Indonesia Super League (ISL). Setelah mampu membawa pulang empat poin dari tanah Papua, PSM kini membidik lawan berikutnya. “Kami akan berjuang habis-habisan untuk dapat meraih tiga poin di pertandingan berikutnya,” kata Rudy William Kltjes, pelatih PSM. “Saya membawa 18 pemain, yang dianggap paling siap bertarung melawan pemain Persebaya nantinya. Kondisi tim lagi bagus. Dan, saya ingin ini bertahan terus. Para pemain saya minta untuk tetap fokus dan menjaga stamina dengan baik,” tambah Rudy. Memang kunci kesuksesan dari PSM sendiri selama di Papua adalah menjaga asupan gizi dan menjaga stamina. Dengan tetap konsisten seperti itu, Rudy mengharapkan PSM segera menjauh dari zona degradasi dan mengkoleksi poin demi poin. (07)

KUNINGAN – Kesebelasan Persibangga Purbalingga mengincar kemenangan tandang kedua saat menghadapi Persires di Stadion Mashud Wisnu, Kuningan, Selasa (6/5). Sebelumnya saat laga di kandang Persikab Kabupaten Bandung yang digelar di Stadion Jalak Harupat, Sabtu (3/5), Persibangga mampu menang 2-1.

M

Senin, 5 Mei 2014

Stasiun

Jam (WIB)

Pertandingan

SCTV

19.00

Indonesia U-19 Vs Myanmar U-19

(Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan)

PURWOKERTO – Persibas Banyumas harus memenangkan dua laga sisa di babak penyisihan putaran I kompetisi Divisi I Grup G. Kini, Laskar Bawor mengoleksi nilai empat, hasil sekali menang dan sekali seri. Bila partai sisa dimenangkan maka Banyumas memiliki nilai 10. Poin itu akan menjadi modal berharga dalam melakoni putaran II, yang akan digelar di Stadion Kebondalem Kendal, beberapa waktu mendatang. Di putaran I yang digelar di Stadion Satria Purwokerto, (29/4-11/5) itu, tuan rumah sudah kehilangan dua angka,

Indonesiau U-19 Vs Myanmar U-19

Sabtu, 3 Mei 2014 Persiram

0-1

Perseru

Semen Padang

1-1

Gresik United

Persipasi

1-0

PSGC

1-2

Persibangga

Minggu, 4 Mei 2014 Sriwijaya FC

4-2

Barito Putera

Persita

4-0

Persijap

Mitra Kukar

4-0

Persiba Balikpapan

Persija

0-1

Arema Cronus

DIVISI UTAMA 2014 GRUP III Pos 1

Tim

M

M

S

K

SG

Poin

5

4

0

1

9-4

12

PSGC

2

PSCS

4

2

2

0

7-3

8

3

Persipasi

5

3

1

1

7-6

7

4

Persibangga

5

2

1

2

5-5

7

5

Persika

4

2

0

2

4-5

6

6

Persikab

5

1

1

3

6-6

4

7

Persipon

4

1

0

3

6-8

3

8

Persires

4

0

1

3

3-9

1

SEMENTARA ISL 2014 Grup Barat No 1

Tim

M

M

S

K

SG

Poin

Arema Cronus

9

8

0

1

21-4

24

2

Persib

9

6

1

2

17-8

19

3

Persija

9

5

2

2

12-7

17

4

Semen Padang

10

5

2

3

12-10

17

5

PBR

10

4

3

3

10-10

15

6

Sriwijaya FC

10

4

2

4

11-14

14

7

Barito Putera

10

4

1

5

15-16

13

8

Persita

10

3

1

6

12-12

10

9

Gresik United

9

1

5

3

10-14

8

10

Persik

10

2

2

6

11-20

8

11

Persijap

10

1

1

8

9-24

4

1

Mitra Kukar

10

6

2

2

19-7

20

2

Persela

10

6

1

3

16-13

19

3

Persebaya

10

6

2

2

19-9

17

4

Persipura

9

4

5

0

16-8

17

Grup Timur

5

Persiram

10

3

4

3

8-7

13

6

Persepam MU

10

3

3

4

14-20

12

7

Putra Samarinda

9

2

4

3

14-10

10

8

Perseru

9

3

1

5

10-17

10

9

PSM Makassar

10

Persiba Balikpapan

11

Persiba Bantul

FOTO:SM/ BUDI HARTONO-07

RAYAKAN KEMENANGAN: Usai laga, para pemain Persibangga mendekati Bralingmania untuk merayakan kemenangan atas tuan rumah Persikab. Saat ini dari 18 pemain yang dibawa berlaga tandang, satu pemain yaitu striker Singgih Prasetyo kondisinya masih belum fit. Dia mengalami cedera kaki kanan setelah bertabrakan dengan pemain Persikab. Kemungkinan dia akan diistrirahatkan apabila memang tidak bisa fit pada saatnya. “Guna mendampingi striker Emalue Serge kami masih memiliki dua pemain lain, masing-masing Anggi Prabowo dan Yoga,” lanjutnya. Diungkapkan, Persibangga sudah mengenal kemampuan dan tipe permainan Persires. Di musim kompetisi sebelumnya Persires yang ber-home base di Banjarnegara sudah dua kali bertemu dengan Persibangga. “Hasilnya satu kali kita menang dan satu kali seri. Kali ini kami juga yakin bisa meraih kemenangan walau

bermain di kandang lawan,” tuturnya. Muhariah menegaskan striker Emalue Serge kondisinya semakin fit dan juga mulai menemukan performa permainan terbaik. Terbukti saat lawan Persikab, dua gol dihasilkan dari sundulan kepalanya. “Saya harap Serge juga kembali mencetak gol saat menghadapi Persires,” tambahnya. Sementara itu, meski hanya berkekuatan sekitar 50 orang, kehadiran suporter Braling Mania mampu mengangkat moral pemain Persibangga Purbalingga, saat dijamu Persikab Bandung di Satdion si Jalak Harupat, Sabtu (3/5). Sepanjang pertandingan, mereka memberi dukungan dengan bunyi-bunyian drum dan genderang, bernyanyi yel-yel dan memasang spanduk

Ingin Juara Grup, Harus Menangkan Laga Sisa

Senin, 5 Mei 2014

Persikab

ANAGER Tehnik Persibangga, Martoyo, Minggu (4/5) mengatakan kemenangan atas Persikab membuat para pemain memiliki motivasi berlipat guna meraih kemenangan tandang kedua. Diatas kertas kemungkinan mengalahkan Persires sangat terbuka. “Anak anak sedang on fire. Mereka memiliki semangat yang tinggi untuk kembali menang,” ungkapnya. Setelah melakoni laga di Bandung, pemain Persibangga sudah berada di Kuningan. Rencananya pada Senin (5/5) mereka akan menjajal dan berlatih di Stadion Mashud Wisnu. Pelatih Persibangga Ahmad Muhariah mengatakan dia juga optimistis mampu menundukkan Persires. “Namun saya minta anak-anak tak terlalu percaya diri yang berlebihan. Jangan meremehkan lawan,” ujarnya.

di pagar lapangan. Sore itu, suara mereka menguasai stadion yang megah itu, karena tak ada suporter tim tuan rumah. Perjuangan mereka tak sia-sia. Di lapangan, Bruno Casmir dkk berjuang tanpa kenal lelah dan takut. Kerja keras itu berbuah manis, Persibangga menang 2-1. Kedua gol diborong striker asing, Emaleu Serge, menit 43 dan 62, gol Bandung dihasilkan Burhan Adi (60). Usai laga, CEO Persibangga Sportama Rokhman Supriyadi mengakui kehadiran pendukung fanatik sangat membantu kemenangan timnya, selain kerja keras pemain. ‘’Dalam memotivasi pemain saya katakan kita didukung suporter, tuan rumah tidak, jadi tampilah seperti di kandang,’’ ungkapnya. Spanduk-spanduk yang dipasang suporter, tambahnya, juga menambah motivasi. Ada satu spanduk yang isinya sangat bermakna, yakni yang bertuliskan ‘’Persibangga Rika Ora Dewekan’’. Dia berharap Braling Mania mendukung lagi Persibangga saat dijamu Persires Kuningan, di Stadion Mashud Wisnu saputra (Selasa, 6/5). Di partai itu, perjuangan skuad Kabupaten perwira diprediksi bakal lebih berat. Pemain tuan rumah diprediksi akan bermain habis-habisan, karena baru mengoleksi satu nilai. Tim itu dalam posisi terancam degradasi, karena berada di papan bawah. ‘’Karena itu Bruno Casmir dkk butuh dukungan lebih banyak dari Braling Mania,’’ harapnya. Ketua Braling Mania, Bangun Irianto, mengatakan di Bandung, suporter yang datang dari Korwil Purbalingga dan Batavia. Untuk di Kuningan, direncanakan berangkat lagi. ‘’Besok mau dirapatkan, karena kemarin menang, anak-anak tambah semangat,’’ terang Ketua Braling Mania. (SMNetwork, Harmas/bd,pt-07)

10

2

3

5

9-12

9

9

2

3

4

6-15

9

10

1

2

7

10-25

5

Top Skor 9 Gol: K. Emmanuel (Persebaya) 6 Gol: I. Spasojevic (Putra Samarinda), E. Viscara (Semen Padang), J. Koko (Barito Putera) 5 Gol: C. Gonzales (Arema Cronus), D. Coulibaly (Persib), A. Goncalves (Arema Cronus), G. Nwokolo (Persebaya), K. Adachihara (Persita) 4 Gol: M. Messi (Persiram), S. Lopicic (Persela), G. Lopez (Arema Cronus), D. Epandi (Mitra Kukar), E. Mbamba (Persiba Bantul)

saat ditahan imbang Persebi Boyolali di partai pembuka (29/4). Perjuangan Abda Ali dkk bakal tak ringan karena lawan yang akan dihadapi adalah tim yang pernah memenangkan pertandingan. Tim-tim itu adalah Persipa Pati dan PSISra Sragen. Persibas bertemu Pati (7/5) dan Sragen (11/5). Jika tak mampu mengalahkan kedua tim itu, target tuan rumah memuncaki klasemen putaran I bakal tak terwujud. Posisi tuan rumah bisa digeser Sragen atau Pati. Bila itu terjadi, perjuangan di Kendal bakal lebih berat. Soal itu, Ketua Umum

FOTO:SM/DIAN APRILIANINGRUM-07

BEREBUT BOLA: Pemain Persibas berusaha merebut bola dari pemain Persebi Boyolali pertandingan pembuka Divisi I PSSI di GOR Satria Purwokerto, Selasa (29/4). Persibas Supangkat mengatakan kepercayaan

penuh diberikan ke semua anggota tim, agar bermain

sportif, maksimal dan menang. Pelatih diminta terus meningkatkan kemampuan timnya. Usai melawan Persik Kendal, Pelatih Persibas Putut Wijayanto mengatakan tiap waktu dimanfaatkan untuk meningkatkan kinerja timnya. Dari partai kesatu seri, di laga kedua menang, maka itu sudah terjadi peningkatan. Perjuangan skuad Kabupaten Satria juga selalu didukung suporter fanatik Laskar Bombastik. Di partai pertama, suporter yang datang sekitar 1000 orang, di laga kedua naik menjadi sekitar 1500 orang. ‘’Kami akan mendukung terus Persibas,’’ kata Galih Adista, Ketua Laskar Bombastik. (SMNetwork/bd-07)

Permainan Garuda Jaya Terus Berkembang, Myanmar Bertekad Bakal Permalukan bagus,” terang JAKARTA SENIN(5/5) Indra Sjafri – Setelah PUKUL 19.00 WIB saat jumpa mengikuti media di Hotel serangkaian Sultan Jakarta, uji coba, INDONESIA U-19 Vs MYANMAR U-19 Minggu (4/5). para Selain itu, punggawa pelatih asal Sumatera Barat ini Tim Nasional Indonesia U-19 juga menjelaskan bahwa dirinya semakin baik dari hari ke hari. tidak ingin para skuadnya terlalu Bahkan sang pelatih, Indra memikirkan lawan, karena yang Sjafri mengungkapkan para terpenting adalah fokus bermain. pemainnya sudah menunjukkan “Kenapa saya bilang mereka perkembangan yang signifikan yang memikirkan diri sendiri. dan akan terus dikembangkan. Saya ingin, progress tim kita Kini Garuda Muda akan kedepannya lebih baik. Karena memasuki uji coba tahap ketiga yang paling susah meyakinkan dalam persiapan menghadapi ke bangsa Indonesia bahwa Piala AFC-19 Myanmar timnas sudah siap dan lolos di Oktober. Uji coba kali ini akan Piala Dunia 2015,” tegasnya. bertempat di Stadion Utama Sementara di pihak Myanmar, Gelora Bung Karno, Senin (5/5) menjamu Timnas Indonesia U-19 malam. Evans Dimas dkk. menjadi hal yang spesial bagi akan menjamu U-19 Myanmar pelatih Timnas Myanmar U-19, dan menjadi pertandingan uji Gerd Friedrich Horst, hal tersebut coba ke-19 mereka. Selain diungkapkannya saat jumpa menyatakan performa pemain pers di Jakarta. Myanmar yang semakin baik, coach Indra sejatinya menjadi tuan rumah Sjafri juga menyatakan bahwa performa pemainnya baru benar- pada laga AFC Cup 2014 U-19 dipastikan akan menurunkan benar terlihat setelah menjalani skuad terbaiknya dalam laga uji tur Eropa pada Agustus. coba kali ini. Diungkapkan Horst Tur Eropa menjadi tur bahwa ini merupakan kedatangan kelima sekaligus rangkaian tur kedua Timnas Myanmar ke Tanah terakhir. Pada tur Eropa ini, Air, sehingga ia dan timnya Garuda Muda dijadwalkan akan bertemu dengan Barcelona U-20, paham betul dengan atmosfer Indonesia. Valencia U-20, Brasil U-20, “Besok (hari ini-red) Argentina U-20, Spanyol U-20, menjadi pertandingan spesial Amerika Serikat U-20, Chile buat kami. Sebelumnya kami U-20 (Beberapa diantaranya). pernah bermain di Surabaya. “Para pemain sudah makin Indonesia cukup luar biasa. terlihat bentuk permainannya. Meski dengan dukungan suporter Nanti, Lawan Valencia baru Indonesia, kami akan berusaha kita bisa memberikan penilaian menampilkan yang terbaik,” dan semoga progress semakin

LIVE

HARMAS/DOK

PELATIH Timnas Indonesia U-19, Indra Sjafri (ketiga kanan) memberikan instruksi saat melatih tim asuhannya di Lapangan Sekolah Pelita Harapan, Karawaci, Tangerang, Sabtu (29/3). ujar pelatih Timnas Myanmar Gerd Friedrich. “Ada pemainpemain yang baik dari Timnas U-19, tidak ada taktik khusus untuk melawan individu tapi secara tim (ada). 23 pemain, semua pemain akan diturunkan. Target tidak terlalu tinggi, tetapi bermain maksimal,” tambahnya. Sebelumnya kedua tim juga pernah bertemu pada di laga AFF Cup, September 2013 lalu. Pada laga itu, Myanmar kalah dengan skor 1-2. Diakui Horst, Indonesia memiliki skuad yang kuat, meski begitu Horst ingin membalas kenangan pahit tersebut dengan mengalahkan Garuda Muda pada laga uji coba nanti. “Pertandingan terakhir di Surabaya (Piala AFF 2013) Indonesia tim leader strong. Penonton begitu besar, coach kesulitan memberikan arahan. Indonesia ketika itu lebih kuat,” jelasnya. “Kerangka sama dengan ketika melawan Jepang. Ada dua pemain tidak bisa

diturunkan. Sudah satu tahun kami melakukan pergantian pemain demi mencari pemain terbaik,” tegasnya. Selain itu, dalam proses seleksi dengan pola promosi dan degradasi pemain terus dilakukan terhadap para pemain Garuda Jaya. Kali ini, tim pelatih pimpinan Indra Sjafri kembali memulangkan pemain. Pemulangan pemain terjadi atas pemain yang sudah bergabung sebelumnya, dan pemain yang baru diseleksi dari hasil pemantauan Tur Nusantara tahap pertama. Demikian release Badan Tim Nasional, Sabtu (3/5). Dikatakan Indra Sjafri, dari 3 pemain yang diseleksi dari Tur Nusantara tahap pertama, masing-masing Martinus asal Pra PON DIY, Sukarno Andi Wijaya asal Persewangi dan M Hamdan Zamzani dari PSS Sleman hanya Martinus yang diberi kesempatan untuk diperpanjang

masa pemantauannya. Sementara Sukarno Andi Wijaya dan M Hamdan Zamzani harus pulang. “Sedangkan dari skuad sebelumnya, tim pelatih memulangkan Reza Pahlevi Sitorus,” tukas Indra. Pemulangan pemain kali ini sama dengan pemulangan pemain sebelumnya. Tolak ukur yang digunakan tim pelatih adalah aspek teknis dan mental. Maklum tim yang dipersiapkan untuk lolos sebagai peserta Piala Dunia U-20 ini dipoles dengan sangat kompetitif. Kemampuan fisik, teknik, intelejensi dan mental yang prima menjadi syarat utama untuk tetap bergabung bersama tim ini. “Promosi dan degradasi sesuatu yang biasa dalam pemusatan latihan. Nanti pada akhirnya tim ini juga akan menciut lagi. Tim pelatih pasti akan memulangkan lagi beberapa pemain yang tidak kompetitif,” pungkas Indra. (07)


11

Senin, 5 Mei 2014

Mayweather Jr Perpanjang Rekor Kemenangan LAS VEGAS – Floyd Mayweather Jr akhirnya memenangkan pertarungan kontra Marcos Maidana di MGM Grand, Las Vegas, Minggu (4/5) WIB. Mayweather Jr pun berhasil merebut sabuk juara kelas welter WBA. Dalam pertarungan unifikasi ini, Maidana membuka ronde 1 dengan melepaskan pukulan ke arah Mayweather Jr. Petinju asal Argentina tersebut seolah membuktikan ucapannya jelang duel ini untuk melakukan serangan sejak awal. Sementara itu, Mayweather Jr enggan melakukan jual beli serangan dalam pertarungan di ronde awal ini. Dalam timbang badan yang dilakukan sebelum

Petinju Amerika Serikat Floyd Mayweather Jr (kanan) memukul muka petinju Argentina, Marcos Maidana, pada pertandingan di Las Vegas, Minggu (4/5) WIB.

Batal Bunuh Diri Karena Petunjuk Tuhan

MANTAN juara dunia tinju kelas welter WBA, Luis Collazo, CABOR ternyata sempat ingin mengakhiri hidupnya, karena terjerat masalah ketergantungan alkohol. Petinju 33 tahun asal Amerika Serikat itu, mengakui jika hidupnya pernah berada dalam masa suram, sebelum dia menemukan petunjuk Tuhan. “Saya sampai pada titik dalam hidup saya, saya bahkan berpikir tentang bunuh diri, saya di tempat yang gelap, saya beralih ke alkohol, saya berpaling dari keluarga dan teman-teman. Ketika saya masih muda saya menyimpan senjata di rumah saya,” tutur Collazo. “Suatu malam saya berdoa kepada Tuhan, yang memberi saya tanda, ‘Jika Engkau bisa mengubah hidup saya, saya akan memberikan hidup saya kepada Engkau’. Keesokan harinya saya bangun, dan menjadi orang yang sama sekali berbeda. Lubang yang ada di hati saya sudah terisi. Bahkan istri saya tidak bisa

pertandingan, Maidana lebih berat ketimbang Mayweather Jr. Kembali ke pertarungan, Maidana yang telah menelan kekalahan sebanyak 3 kali cukup membuat Mayweather Jr terpojokkan di ronde 3. Pukulan uppercut yang dilayangkannya, memaksa Mayweather Jr menutupi wajahnya dalam keadaan terpojok. Di ronde 4, wasit sering sekali memberikan peringatan kepada kedua petinju di saat tengah beradu jotos karena adanya pukulan rabbit punch yang cukup berbahaya. Komentator Liam Happe dari Eurosport, bahkan menyebut pertarungan keduanya sudah mulai agak “kotor”. Jab-jab

yang dilakukan Maidana cukup ampuh, kondisi mata Mayweather Jr terlihat luka. Berbeda dengan Maidana yang masih bersih tanpa luka hingga ronde 6, petinju kelahiran 1983 ini seolah sudah memenangi pertempuran psikologis dengan Mayweather Jr. Di akhir ronde 9, Maidana terlihat cukup gontai dan Mayweather Jr memanfaatkannya dengan terus menghujaminya dengan pukulan. Mayweather Jr walau sempat terjatuh di ronde 11, memang bermain cukup “cerdik” dibandingkan Maidana. Pada ronde terakhir atau 12, Mayweather Jr mulai percaya diri dan memperlihatkan kemampuan terbaiknya. Petinju berjuluk

Pretty Boy Money ini memang bertarung kurang agresif dan banyak bertahan, namun akhirnya dinyatakan sebagai pemenang. Mayweather Jr meraih kemenangan mayoritas dari juri, meski satu satu juri memberikan poin sama yakni 114-114. Sedangkan dua juri lainnya, memberikan keunggulan poin untuk Mayweather 117-111 dan 116-112. Dengan kemenangan ini, Mayweather Jr semakin menyempurnakan statistiknya dengan belum terkalahkan dari 46 pertarungan (26 menang KO). Sementara itu, Maidana telah menelan 4 kekalahan dari 36 pertarungannya. (07)

Puluhan Mobil Retro Ikuti Fun Drag

memberikan kebahagiaan itu,” terangnya. Ketika kembali ke tempat kelahirannya di Brooklyn, New York, Collazo mencoba untuk membantu para remaja yang terjerat narkoba dan alkohol. Dia membuat program tinju untuk menunjukkan kepada mereka sejumlah disiplin, untuk memberitahukan kepada mereka bahwa hidup mereka masih panjang. “Dengan Anda melewati sejumlah masalah, Anda masih bisa mengubah hidup Anda jika Anda benarbenar menginginkan,” tukas petinju dengan rekor profesional 35 kemenangan (18KO) dan 5 kekalahan. (07)

PURBALINGGA – Bupati Purbalingga Sukento Rido Marhaendrianto berkesempatan menghadiri Gatherings Day Retro Classic yang dihelat Purbalingga Retro Community (PRC). Kegiatan pecinta mobil kuno sedan klasik Jepang ini dipusatkan di komplek stadion Gelora Goentoer Darjono Purbalingga, Minggu (4/5).

S

elain diisi hiburan dan pameran produk UMKM Purbalingga, para peserta yang berasal dari berbagai kota di pulau Jawa, juga berkompetisi lewat ajang kontes mobil retro dan Fun Drag Retro Classic. “Terus terang saya sangat kagum dengan mobilmobil kuno yang dimodifikasi Luis Collazo

Foto : Harmas/pt-07

FUN DRA: Kompetisi kontes mobil retro dan Fun Drag Retro Classic di kompleks stadion Goentur Darjono Purbalingga, Minggu (4/5). sedemikian rupa menjadi mobil yang indah. Ini sebuah seni yang sangat tinggi. Terima kasih kepada PRC yang telah mengadakan acara ini,” ungkap Bupati dihadapan ratusan pecinta mobil keluaran Jepang yang hadir di Purbalingga bersama keluarganya. Usai memberikan sambutan, Bupati bersama Kapolres Purbalingga AKBP I Ketut Suwitra Adnyana dan

Ketua Panitia Retno Setyo Wibowo berkesempatan melepas peserta Fun Drag yang dilaksanakan di jalan tembus Goentoer Darjono – Kalikabong. Menurut Ketua Indonesian Corolla Club (ICC), Gorge Orange, kegiatan Fun Drag merupakan pertama kali diselenggarakan (Race I) dan akan diselenggarakan rutin pada even lainnya.

Pada Race I ini, dilombakan tiga kategori yakni Standar Corolla Clasic, kelas modifikasi sampai dengan 1500 cc dan kelas pro. Untuk kelas standar corolla diikuti 20 peserta, kelas modifikasi 38 mobil dan kelas Pro diikuti 15 peserta. “Ini ajang uji coba. Tapi kami ingin ini berlanjut dengan race-race lainnya. Tapi race berikutnya belum kami tentukan tempatnya,” jelasnya.

Humas PRC, Umang Sumarsono mengungkapkan, kegiatan gathering diikuti 139 jenis mobil yang berasal dari berbagai kota di Jawa. Diantaranya dari Banten, Jakarta, Bandung, Sumedang, Cirebon, Tegal, Kajen, Pekalongan, Semarang, Pati, Wonogiri, Jogja, Malang dan Surabaya. “Gathering juga dihadiri salah satu penggemar mobil kuno dari Australia dan pengurus Indonesian Corolla Club yang lahir di Purbalingga dua tahun lalu,” katanya. Menurut Umang, keberadaan PRC bukan hanya sekedar hura-hura menghabiskan bensin, namun wadah komunitas mobil retro ini, berkomitmen mendukung pariwisata Purbalingga. Salah satu kegiatan yang telah dilakukan adalah diadakanya Rally Wisata ke Owabong, Sanggaluri Park dan Purbasari Pancuran Mas, pada dua tahun lalu. Program lainnya, tiap Ramadhan PRC selalu mengadakan anjangsana ke panti asuhan, buka bersama dan pemberian bantuan. “Pada kegiatan gathering ini, kami juga menggandeng UMKM untuk turut serta memasarkan produknya,” katanya. (pt-07)

 Kejurnas Motoprix Piala Menpora

Iwan Jawara MP1 dan MP2

JUARA: Pebalap Solo Agus ‘’Iwan’’ Setiawan (47) memacu motornya pada Kejurnas Motoprix Piala Menpora di sirkuit Manahan, Minggu (4/5). Iwan menjadi juara kelas MP1 dan MP1.

Daftar Juara Kejurnas Motoprix Piala Menpora: No

Kelas

Pebalap

Asal

Waktu

1

MP1 (125 cc tune up seeded)

Agus ‘’Iwan’’ Setiawan

Solo

18:46.004

2

MP2 (110 cc tune up seeded)

Agus ‘’Iwan’’ Setiawan

Solo

18:49.842

3

MP3 (125 cc tune up pemula)

Elka Pichu Latjinta

Sulsel

15:43.150

4

MP4 (110 cc tune up pemula)

Doohan Akbaruzaman

Banten

15:43.821

5

MP5 (125 cc standar pemula)

Daffa Kresna Putra

DIY

11:51.080

6

MP6 (110 cc standar pemula)

Agung Didu

Jabar

11:35.238

7

125cc tune up lokal Jateng

Okky Anderan

Solo

7:16.478

8

125cc tune up lokal Jateng

Okky Andrean

Solo

7:15.528

9

Matic khusus wanita

Galuh Inonino

Banten

8:06.168

10

Standar hingga 150cc/fun race

Angky Andrety

Jateng

7:36.571

SOLO – Pebalap Solo Agus ‘’Iwan’’ Setiawan membuktikan janjinya pada Kejurnas Picoli FDR KYT Motoprix putaran II Region 2 di sirkuit Manahan, Minggu (4/5). Iwan menjadi jawara dua kelas bergengsi, MP1 (125 cc tune up seeded) dan MP2 (110 cc tune up seeded) dalam ajang memperebutkan Piala Menpora itu. Remaja 16 tahun yang menempati start terdepan MP1 itu, sempat didahului Asep ‘’Kancil’’ Maulana (Jabar) saat melewati tikungan pertama. Namun memasuki lap kedua, Iwan berhasil merebut kembali posisinya hingga finish terdepan dengan catatan waktu 18 menit 46 detik (18:46). Dia dibuntuti Kancil (Jabar) dan Richard Taroreh (Sulsel) di urutan kedua dan ketiga pada kejurnas. ‘’Sesuai prediksi awal, persaingan di MP1 tak terlalu berat karena saat qualifying time trial jarak antarpebalap cukup jauh. Beda dengan pertarungan sengit di MP2,’’ kata Iwan. Kendati berlangsung sengit, pebalap tuan rumah yang masih duduk di bangku kelas dua SMA Yosodipuro Surakarta itu akhirnya menjadi juara. Pebalap yang bernaung di bawah tim Yamaha Yamalube RPM NHK MRT FDR AHRS SSS Creampie itu menebus finish pertama dalam waktu 18:49. Syahrul Amin

(Jatim) harus puas di posisi runner up disusul Rheza Danica (DIY). Di kelas MP3 (125 cc tune up pemula), gelar juara diraih Elka Pichu Latjinta (Sulsel). Sedangkan pebalap Benten Doohan Akbaruzaman menjadi jawara MP4 (110 cc tune up pemula). Kejurnas itu juga menggelar kelas pendukung, antara lain kelas matic khusus wanita dan lokal Jateng. Pebalap asal Karanganyar, Diana Crystal Lukmawati harus puas ditempat kedua kelas matic wantia. Dia tak mampu mengejar Galuh Inonino (Banten) yang finish pertama. Sementara pebalap Solo Okky Andrean merebut gelar juara di kelas 125 cc dan 110 cc tune up khusus lokal Jateng. Gelaran kejurnas di Kota Bengawan itu diawali launching sirkuit Manahan usai renovasi, yang dihadiri Menpora Roy Suryo, Ketua IMI Jateng Kadarusman, Wali Kota Surakarta FX Hadi Rudyatmo, jajaran KONI Surakarta, serta pengurus FOBM se-Jateng. Menurut Roy, keberadaan sirkuit itu guna mengatasi balapan liar. ‘’Dalam balapan, sirkuit semi permanen bisa dilihat di Monako maupun Singapura. Jadi konsep yang dikembangkan Solo membuat sirkuit balapan semi permanen patut diapresiasi,’’ ungkap Menpora. (SMNetwork/ger,D11-07)

Dominasi Marquez Belum Terbendung

Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez melakukan selebrasi usai menjadi yang terdepan di Sirkuit Jerez, Spanyol, Minggu (4/5).

JEREZ – Juara bertahan Marc Marquez belum tertandingi. Rider Honda itu untuk keempat kalinya berturutturut memenangi balapan di awal musim 2014, yang berlangsung di Sirkuit Jerez, Spanyol. Pada balapan hari Minggu (4/5), Marquez start paling depan dan berhasil mengamankan posisinya itu sejak lomba dimulai. Dan sejak itu pula tidak sekalipun ia bisa dikejar lawan-lawannya. Dengan demikian musim ini sepertinya akan didominasi oleh pebalap berusia 21 tahun itu karena tiga seri sebelumnya pun dia kuasai, yaitu di seri pembuka di Qatar, lalu

Aleix Espargao, dan Bradley Amerika Serikat dan Argentina. pertarungan sengitnya Smith di tikungan terakhir lap untuk posisi lima dengan Finis di tempat kedua adalah pamungkas. (07) mengalahkan Alvaro Bautista, Valentino Rossi, yang berhasil mempertahankan performanya dari Hasil MotoGP Spanyol kejaran Jorge Lorenzo Pos Pebalap Tim Waktu dan juga Dani Pedrosa. 1 Marc Marquez Repsol Honda Team 45m24.134 detik Ini adalah podium kedua Rossi setelah di 2 Valentino Rossi Movistar Yamaha MotoGP +1.431d Losail. 3 Dani Pedrosa Repsol Honda Team +1.529d Pedrosa mengisi peringkat ketiga. Ia 4 Jorge Lorenzo Movistar Yamaha MotoGP +8.541d berhasil mengalahkan 5 Andrea Dovizioso Ducati Team +27.494d Lorenzo di sepertiga 6 Alvaro Bautista Go&Fun Honda Gresini +27.606d akhir balapan, dan sekaligus menjadikan 7 Aleix Espargaro NGM Forward Racing +27.917d dirinya selalu naik 8 Bradley Smith Monster Yamaha Tech 3 +27.947d podium di empat 9 Pol Espargaro Monster Yamaha Tech 3 +29.419d seri tergelar. Andrea Dovizioso memenangi 10 Stefan Bradl LCR Honda MotoGP +32.872d


Jawa Tengah-DIY  Ditusuk Pisau 25 Kali

Guru SLB Dibunuh Teman Sekantor KULONPROGO - Keluarga Rina Astuti (37), guru SLB Rela Bhakti 2 Wates yang menjadi korban penusukan berujung maut, meminta agar pelaku yang tak lain adalah rekan guru satu sekolah korban dihukum seberatberatnya. Kasus ini kini ditangani Polres Kulonprogo setelah dilimpahkan oleh Polsek Wates.

M

ESKI sempat dilarikan ke rumah sakit Kharisma Paramedika Wates, nyawa Rina Astuti yang mendapat sekitar 25 kali tusukan dengan pisau dari pelaku, Sugiyanto (45), tak bisa diselamatkan. Ibu dua anak ini meninggal dalam perjalanan sebelum tiba di rumah sakit, Sabtu (3/5) beberapa saat setelah penusukan yang terjadi di sekolah. Oleh pihak kepolisian, jenazah korban diserahkan kepada keluarga di rumah duka, Pedukuhan Sedan, Sidorejo, Kecamatan Lendah

malam harinya sekitar pukul 23.00. Perasaan duka tak bisa disembunyikan keluarga saat kedatangan jenazah yang kemudian dimakamkan di pemakaman Nambangan yang ada di pedukuhan setempat, Minggu (4/5) pukul 14.00. “Kalau bisa pelaku dihukum seumur hidup. Saya minta dihukum seberat-beratnya,” kata ayah Rina, Sugito (71), saat ditemui wartawan di sela-sela menerima tamu takziah. Di mata keluraga, lanjutnya, Rina selama ini baik-baik saja dan tidak ada masalah. Karena itu, dirinya dan keluarga kaget saat mengetahui puteri sematawayangnya tersebut meninggal karena penusukan oleh teman sesama guru di sekolah. Kabar kematian Rina akibat penusukan diterima keluarga saat sang ibu, Ratminah (62), ditelpon temannya yang masih mengajar sebagai guru, mengatakan kalau di SLB Rela Bhakti 2 Wates ada pembunuhan. Namun informasi tersebut tidak jelas dan saat ditelpon kembali tidak diangkat. Merasa perasaannya tidak enak, Sugito langsung berangkat menuju SLB Rela Bhakti dan mendapati bahwa anaknya benar telah menjadi korban penusukan dan meninggal. “Kami pasrah kepada pihak yang berwenang terkait proses hukum kasus ini,” imbuh Yuliyanto (40), kakak sepupu Rina. Rina yang merupakan istri dari Sapari meninggalkan dua anak yakni Hasna Novinka Risti (8) yang masih duduk di kelas II SD dan Humam Aditama (4).

Bupati Kulonprogo, Hasto Wardoyo mengaku sangat prihatin atas kejadian ini. Untuk menindaklanjuti kejadian ini pihaknya akan segera melakukan koordinasi dengan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dikpora) DIY dalam upaya menghilangkan trauma anak didik dan guru di sekolah, serta masyarakat sekitar maupun orang tua siswa. “Orang bisa berbuat khilaf karena stres. Masyarakat harus waspada seseorang yang stres terus menerus bisa berubah perangai dan menimbulkan kekhilafan di luar dugaan. Karena itu waspada terhadap masalah yang menimbulkan stres secara berkepanjangan,” katanya usai melayat. Kepala Dinas Pendidikan Kulonprogo, Sumarsana menyampaikan hal senada. Pihaknya akan segera berkoordinasi dengan Dinas Dikpora DIY untuk menghilangkan trauma siswa, guru, serta orangtua. “Kami akan melakukan kunjungan koordinasi kepada pihak sekolah juga,” katanya. Terpisah, Kapolsek Wates, Kompol Kodrat mengatakan, saat ini kasus penusukan berujung maut ini ditangani oleh Polres Kulonprogo. Menurut Kodrat, lantaran kasus ini tergolong sebagai kasus di atas sedang, karena ada kemungkinan sebagai pembunuhan berencana, sehingga penanganannya dilimpahkan ke Polres. “Kami sudah melimpahkan ke Polres,” katanya.

(smnetwork/H87-03)

Senin, 5 Mei 2014

Kepsek Panik, Soal BI Salah KAJEN - Kepala Sekolah SMP di Kabupaten Pekalongan mengaku panik karena soal Ujian Nasional (UN) Bahasa Indonesia dinyatakan banyak kesalahan dan ada revisi. Sehingga hal tersebut dikhawatirkan dapat membingungkan siswa dalam mengerjakan soal. Kepanikan kepala sekolah itu muncul karena beberapa waktu lalu semua kepala sekolah dikumpulkan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) setempat serta diberitahukan ada kesalahan soal UN pada mata pelajaran bahasa Indonesia. Beberapa kepala sekolah yang enggan disebut namanya menyatakan sempat kaget karena ada pemberitahuan kesalahan pada banyak soal bahasa Indonesia, sehingga ada ralat untuk mata pelajaran tersebut. “Kami sudah dikumpulkan oleh dinas dan diberitahukan masalah kesalahan soal pada mata pelajaran bahasa Indonesia, sehingga cukup menjadikan kami semua khawatir siswa akan kebingungan nanti dalam menerima ralatnya, tapi tolong dikonfirmasikan langsung saja, karena nanti kami kesalahan kalau menyebutkan apa yang telah disampaikan dinas kepada kami,” tandas beberapa kepala sekolah.

Kendati demikian pihak sekolah akan melakukan berbagai antisipasi sesuai dengan arahan dinas, agar siswa tidak kebingungan dan dapat mengerjakan soal secara baik serta bisa mendapatkan nilai yang baik. “Kalau siswa bingung tentu saja akan mengacaukan konsentrasi siswa, kemudian mereka dalam menjawab soal tidak fokus karena terjadi ralat. Ini akan membuat mereka salah dalam menjawab soal,” ungkapnya. Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Wiradesa, Pramudarno, ketika dikonfirmasi terkait kepanikan rekanrekannya sesama kepala sekolah terkait kesalahan soal UN mata pelajaran bahasa Indonesia hanya membenarkan saja. “Ya benar ada ralat untuk mata pelajaran bahasa Indonesia, saya juga waktu itu ikut dikumpulkan oleh dinas. Mungkin itu saja yang bisa saya sampaikan terkait masalah kesalahan soal tersebut,” tegas dia disela-sela kegiatan istigosah siswa SMP Negeri 1 Wiradesa. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pekalongan, Umaidi ketika hendak dikonfirmasi melalui telepon selularnya belum bisa tersambung. (smnetwork/H52-03)

Semarang Night Carnival Padukan Empat Unsur Alam Oleh Natalina Kasih W

“When I see you smile I can face the world, oh oh You know I can do anything When I see you smile…” SEPENGGAL lirik dari lagu berjudul ‘When I See Your Smile’ menggema di depan kantor Balai Kota Semarang, Sabtu (3/5) malam. Lagu yang dipopulerkan oleh Bad English, band asal Amerika di era 80-an ini dinyanyikan Walikota Semarang Hendrar Prihadi ketika mengakhiri sambutannya dalam membuka Semarang Night Carnival (SNC) 2014, acara puncak peringatan HUT Kota Semarang ke-467. Alunan suara merdu pria yang akrab disapa Hendi ini, membuat ribuan pengunjung yang berjubel di sepanjang Jalan Pemuda tersebut terhanyut oleh suasana dan ikut bersenandung. Suasana malam Kota Lunpia menjadi semakin hangat dan meriah. Dalam sambutannya, Hendi berharap seluruh warganya bisa ikut menikmati kemeriahan acara bertajuk ‘Light of Miracle’ yang menggambarkan Semarang yang penuh warna, kecemerlangan warna dari beragam kreatifitas yang diciptakan sendiri oleh para pelajar dan desainer fesyen Semarang. Menurut dia, Semarang Night Carnaval yang sudah 4 kali digelar tiap tahunnya ini dapat memacu kreatifitas masyarakat yang akan semakin memperkaya kebudayaan. Tak hanya itu, terselenggaranya acara ini juga berdampak pada peningkatan perekonomian dari berbagai sektor seperti perhotelan, restoran, dan pusat perbelanjaan. “Acara ini tak hanya menarik perhatian warga Semarang, namun pengunjung dari luar kota bahkan dari luar negeri. Hal ini tentunya berdampak positif bagi perekonomian baik dari segi pariwisatan restoran, hotel, dan pusat perbelanjaan,” katanya, akhir pekan lalu. Acara yang dibuka oleh Gubernur Jateng Ganjar Pranowo itu dihadiri oleh Kepala Dinas

Kebudayaan dan Pariwisata Kota Semarang, Masdiana Safitri, Pengusaha Media Chairul Tanjung, Perwakilan dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dan sejumlah pejabat lainnya. Semarang Night Carnival (SNC) 2014 terbagi dalam empat defile menyesuaikan tema, yakni Sparkling of Earth (unsur tanah/bumi), The Power of Fire (api), Beauty of Water (air), dan Glow of Sky (udara), dengan rute karnaval mulai Jalan Pemuda hingga Lapangan Simpang Lima Semarang yang juga dihiasi lampu warna warni. Total peserta parade lebih dari 1.000 orang, tetapi yang menggunakan kostum bertema alam 650 peserta , yang terdiri dari siswa siswi SMA, SMP, SD, Pecinta Carnaval Semarang dan desainer kota Semarang. Sedangkan 467 peserta lainnya dari personel TNI dari Kodim 0733/BS Semarang menyesuaikan dengan hari jadi yang ke-467 Kota Semarang. Kadinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Semarang Masdiana Safitri mengatakan pergelaran SNC, diharapkan menjadi salah satu even andalan pariwisata tahunan Kota Semarang yang bisa menarik semakin banyak wisatawan untuk berkunjung dan menikmati keindahan ke Kota Atlas. “Berbeda dengan tahun sebelumnya, kali ini mengusung tema Light of Miracle, yang terdari dari empat unsur itu meliputi sparkling of earth, the power of fire, beauty of water, dan glow of sky,” katanya. Masdiana menuturkan, peserta karnaval mendesain sendiri kostumnya setelah mendapat pelatihan dari para desainer, selain itu mereka juga telah mendapat pengarahan dari koreografer ternama untuk menampilkan tarian menarik baik diatas panggung, maupun dijalan saat melakukan parade. “Sangat unik, tarian itu tak mudah karena peserta mengenakan pakaian besar,” katanya. Salah satu peserta, Amalia (16) dari SMA 9 mengatakan sangat senang bisa mengikuti SNC ini. Dia berharap acara ini menjadi even tahunan yang menjadi kebanggaan Kota Semarang, sehingga bisa menarik wisatawan baik domestik maupun mancanegara.

FOTO:HARMAS/NATALINA KASIH W

SNC : Para peserta Semarang Night Carnival (SNC) 2014 saat beraksi di depan Gedung Balaikota Semarang. Mengenakan kostum bertema bumi (earth) ini Amalia mengaku mendesain sendiri kostumnya, sementara pengerjaannya dibantu oleh orang tuanya. “Memperingati HUT Semarang ini, mari kita buat semeriah mungkin,” tuturnya. Meski sempat diguyur hujan lebat, namun ajang parade budaya yang menampilkan arak-arakan peserta karnaval berkostum unik di ibu kota Provinsi Jawa Tengah ini tetap berlangsung meriah. Peserta karnaval tetap bersemangat menari dan memamerkan kostum-kostum kebanggaannya kepada para penonton. Beberapa penonton sempat membubarkan diri dan berteduh di tendatenda panitia karena hujan makin deras, namun karena pertunjukan semakin menarik, mereka akhirnya kembali merapat

memadati pinggir jalan Pemuda. Hujan mulai turun sesaat setelah Gubernur Jateng Ganjar Pranowo, yang didampingi Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi membuka secara simbolis pergelaran budaya tahunan Kota Semarang itu. Menjelang giliran peserta terakhir karnaval menampilkan peragaan kostum uniknya, hujan berangsur reda. Karnaval berakhir di Lapangan Simpang Lima Semarang, pada saat yang bersamaan berlangsung acara Yuk Keep Smile Road Show ber judul ‘Plesiran Ning Semarang’. Variety Show dari Trans TV yang sangat populer di masyarakat ini menyedot puluan ribu warga yang memadati lapangan pusat kota ini, hingga meluber ke jalan Pahlawan. Masyarakat kota Semarang pun bisa tersenyum puas menyaksikan berbagai

acara yang menjadi puncak peringatan HUT Kota semarang. Seorang warga yang menonton pagelaran itu, Sri Sularti mengatakan, secara umum even itu sangat menarik dengan kemeriahan kostum-kostum yang digunakan. Namun, seharusnya pemkot mendatangkan pawang hujan agar hujan tidak turun saat pagelaran seperti ini. Tahun lalu, acara serupa juga diguyur hujan lebat. “Kasihan yang ikut pawai kehujanan semua, apalagi yang kostumnya besar, pasti berat banget. Tapi asyik sih acaranya,” tutur warga Kedungmundu Semarang itu. Dia berharap acara seperti dapat terus dilaksanakan untuk memberikan hiburan kepadda masyarakat Kota Semarang dan sekitarnya. (cm-03)

 Gunung Slamet Siaga Level III

Warga Terdekat Harus Siap Mengungsi BUMIAYU - Warga Kabupaten Brebes di kawasan terdekat Gunung Slamet diminta waspada terhadap segala kemungkinan terburuk dari meningkatnya status gunung dari Waspada (Level II) ke Siaga (Level III). Dan bila statusnya mencapi level tertinggi, warga harus siap mengungsi. Demikian disampaikan Bupati Brebes Idza Priyanti saat meninjau posko pemantauan dan pengungsian Gunung Slamet di Kecamatan Sirampog, tepatnya di Dukuh Cilik Desa Dawuhan, Sabtu (3/5). Masyarakat tidak boleh meninggalkan kewaspadaan. Harus siap mengantisipasi segala kemungkinan terburuk,” kata Bupati. Dalam tinjauan tersebut, bupati tampak serius meninjau kesiapan langkah antisipasi erupsi Gunung Slamet mulai dari jalur evakuasi, titik kumpul hingga lokasi pengungsian. Tampak mendampingi Dandim 0713 Brebes Letkol Inf Cahyadi Imam Suhada, Kepala BPBD Ahmad Satibi, Kepala DPU Nursy Mansyur. Menurut Bupati, upaya antisipasi erupsi Gunung Slamet sebenarnya sudah dilakukan sejak statusnya ditingkatkan dari Normal ke Waspada. “Ini kita matangkan kembali,” katanya. Data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Brebes di Kabupaten Brebes setidaknya terdapat 21.000 jiwa yang berpotensi terdampak erupsi Gunung Slamet. Mereka tersebar di dua kecamatan yakni Sirampog meliputi Desa Dawuhan, Batursari dan Igirklanceng. Di kecamatan ini, permukiman terdekat adalah Dukuh Kaliwadas Desa Dawuhan yang hanya berjarak 6 kilometer dari puncak gunung. Wilayah terdampak lainnya adalah Desa Pandansari, Kecamatan Paguyangan. Kepala BPBD Ahmad Satibi menyatakan dari empat desa rawan dampak erupsi Gunung Slamet itu, Dukuh Igir Manis Desa Igirklanceng masuk zona kawasan rawan bencana (KRB) 1. Kawasan ini berpotensi terlanda aliran lahar panas maupun dingin melalui alur sungai yang melintasi wilayah Igirklanceng.”Kondisi ini sudah kita antisipasi dengan membuat jalur evakuasi dan posko pengungsian ke wilayah Pandansari, Kecamatan Paguyangan,” kata Satibi. Sementara Kepala Desa Dawuhan Iwan Budi menyatakan masyarakat masih menanggapi biasa aktivitas Gunung Slamet kendati kepulan asap dan getaran semakin sering dilihat dan dirasakan warga. “Warga beraktivitas normal seperti biasanya. Aktivitas (Gunung Slamet) kali ini masih lebih ringan dibandingkan tahun 2009,” kata kades. (smnetwork/H51-03)


Talenta

Senin, 5 Mei 2014

Ahmad Faisal Ismail

Berkibar lewat Tokoh Sukribo

Bersama patung Mail Sukribo

Nama lengkapnya Ahmad Faisal Ismail, tapi ia lebih populer dengan nama Mail Sukribo. Mail adalah pencipta tokoh kartun Sukribo yang secara berkala muncul di salah satu surat kabar ternama di Indonesia. Bahkan, Sukribo juga sudah mucul di kaus, mug, dan lainnya. Ia juga punya studio Sebikom yang mengerjakan berbagai karya ilustrasi.

T

okoh kartun karya Ahmad Faisal Ismail (36) ini mendapat tempat di hati pembacanya. Ungkapannya yang menggelitik sering membuat pembaca tersenyum geli. Ternyata, Sukribo sudah lama muncul. “Saya membuatnya sejak masih mahasiswa. Awalnya, tokoh Sukribo muncul di ilustrasi buku tulis,” kata Mail. Kala itu, Mail bekerja secara freelance di usaha penerbitan. Tugasnya mendesain gambar. Beragam desain dibuat Mail bersama teman-temannya. “Buku tulisnya laris banget. Enggak ada setahun sudah booming. Bahkan, sampai menjual buku tulis secara paket. Satu pak berisi 20 buku dengan 20 gambar ilustrasi. Uniknya, ilustrasi itu ada ceritanya, tamat dalam 20 buku. Misalnya saja komik Jaka Tingkir,” kenang Mail saat ditemui di rumahnya

Nasional

Pameran Tunggal 1 Dekade SUKRIBO (2014)

di Sleman. Melihat kartun, komik, atau karikatur, kita sering berpikir itu bukan sesuatu yang serius. Jadi kadang-kadang orang hanya melihatnya untuk menunggu waktu saja menanti kegiatan lainnya seperti ketika pesawat sedang terlambat. Menurut Ahmad Faisal Ismail, dunia komik di Indonesia makin baik. Dulu pada awal 1996 ketika dirinya memutuskan untuk masuk total ke komik, orang akan mengatakan itu tidak masuk akal tapi hari ini sangat masuk akal. Tentu saja, Mail tidak tiba-tiba muncul ke permukaan. Ia sudah suka menggambar komik sejak SMP. Bahkan, ketika kelas 2 SMP, komik dua panelnya dimuat di Kedaulatan Rakyat, sebuah koran legendaris di Yogyakarta. “Tapi, hanya itu satu-satunya komik saya yang dimuat di koran,” kata Mail seraya tergelak. Kebiasaan menggambar komik terus berlanjut hingga SMA. Kata Mail, sebatas hanya untuk senang-senang saja. Namun, ketika ia masuk ke ISI jurusan Desain Interior tahun 1992, semula bukan karena alasan suka menggambar. “Sejujurnya saya masuk ke ISI karena bayar kuliahnya paling murah dibandingkan perguruan tinggi lain. Satu semester Rp 60 ribu. Maklum, saya berangkat dari keluarga sederhana,” kata Mail seraya mengatakan ayahnya termasuk aktivis buruh. Hidup Sederhana Suasana kampus, tutur Mail cukup kondusif untuk berkesenian. Ia menyalurkan hobi bikin komik bersama teman-temannya. Waktu luangnya digunakan untuk mencari usaha sampingan. “Waktu itu saya kerja apa saja. Yang paling banyak membuat spanduk. Soal kerja, saya sudah melakukannya sejak SMP, misalnya saja jualan stiker. Keadaan ekonomi keluarga memang mengharuskan saya cari uang. Hidup kami sangat sederhana. Kegiatan apa pun yang mesti bayar, misalnya saja acara study tour, saya pasti nggak ikut.” Sampai suatu ketika di tahun 1995, Mail mengikuti sayembara membuat komik tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Mail membuat komik berjudul Muka Kacang. Mulai cerita sampai gambar ia kerjakan sendiri. Ia mengisahkan latar perjuangan yaitu sosok maling yang menjadi pejuang. Karyanya membuat dewan juri antara lain Marcell Bonef dan Efix Mulyadi, memilihnya menjadi juara

Kutipan Ahmad Faisal Ismail (Pencipta Sukribo)

Komik Strip Sukribo satu. “Saya mendapat hadiah uang Rp 5 juta. Jumlah yang menurut ukuran saya sangat besar. Saya langsung membeli tv untuk keluarga dan memperbaiki rumah. Tahun-tahun berikutnya, acara serupa diselenggarakan lagi. Komik karya saya berturut-turut selalu jadi juara. Yaitu komik berjudul Ayam Majapahit, Blandong, Wek, dan Panggil Aku Wartini Saja,” kata Mail seraya mengatakan, komik pemenang lain kebanyakan didominasi dari Jogjakarta. Mail merasa mantap bekerja di bidang gambar. Bersama kawan-kawannya ia membuat studio Sebikom, kependekan dari Sedang Bikin Komik. Ia dan kawan-kawannya menerima banyak order ilustrasi. Salah satu garapannya adalah buku berjudul DPR Uncensored, ia membuat ilustrasi dengan penulis Dati Fatimah. “Royalti yang saya dapat mencapai puluhan juta rupiah,” kata Mail yang juga ikut menggarap

Jenaka namun Nyengiti

AHMAD Faisal Ismail, dialah tokoh dibalik kemunculan Sukribo. Tokoh kartun yang terkenal jenaka namun nyengiti ini lahir bersamaan dengan dimulainya pemerintahan Presiden SBY di tahun 2003. Sejak saat itu pulalah, Sukribo setia menjadi simbol bagi masyarakat suburban yang ndeso, kritis, dan kadang sok tahu. Awal 2014 ini Mail mengadakan pameran tunggal untuk merayakan satu dekade perjalanan Sukrib. Malam itu, Dr Gabriel Possenti Sindhunata SJ atau yang lebih dikenal Romo Sindhu, memberikan pidato pembukaan untuk acara pameran tunggal Sukribo. Menurut Romo Sindhu, saat ini adalah momen yang sangat tepat untuk mengadakan acara yang bertemakan kritik sosial. Sebab di tahun 2014 ini Indonesia sedang memasuki tahun politik. “Kita harus lebih kritis melihat kondisi politik Indonesia sekarang. Karena di tahun ini tentunya akan banyak gejolak politik yang terjadi. Terutama kritik yang berkaitan dengan korupsi,” ujarnya di sela-sela pidato pembukaan. Suasana semakin meriah, ketika sosok Pak Lurah hadir diatas panggung. Tokoh yang sering berlawanan dengan

Berlatar step by step pembuatan komik Mail Sukribo

Sukribo ini diperankan oleh Yuswantoro. Ia dengan sukses pula memparodikan SBY. Terlihat dari celetukan-celetukan dan gestur tubuh yang diperlihatkan guna menyindir sosok pemimpin nomor satu negeri ini. Perjalanan selama 10 tahun tentunya bukanlah proses yang singkat. Banyak hal yang telah dilewati oleh Mail sebagai otak dari lahirnya tokoh Sukribo. Juga tak semua karya yang dibuat bisa dimuat, karena dianggap mengandung kritikan yang terlalu keras untuk penguasa. Surat peringatan pun sudah sering dilayangkan padanya. “Surat yang paling banyak datang dari Istana dan PLN,” ujarnya kepada wartawan. Untuk bisa membuat cerita-cerita dalam komik Sukribo, Ismail mengaku banyak mendapat ide dari menonton berita atau jalan-jalan. Sebab di kalangan masyarakat sendiri sangat banyak permasalahan kecil yang cukup mengganggu. Seperti yang pernah ia alami di salah satu angkringan langganannya. Ia bertemu dengan petugas retribusi pajak pedagang kaki lima yang sedang menarik pungutan pada penjual angkringan. “Waktu saya liat karcis pungutannya,

disitu tertera Rp 2.000. Tapi ternyata selama ini, penjual angkringan langganan saya dimintai Rp 5.000. Itu kan sudah nggak bener,” cerita Ismail. Pria asli Sleman ini juga menuturkan bahwa tinggal di Yogyakarta cukup membantunya untuk mendapatkan ide-ide baru. Salah satu karya Ismail Bapak dua anak ini yang dilarang terbit mengungkapkan, kini karakter Sukribo juga sebagai ibu dikelola teman-temanya kota pelan di dunia, berangkat dari dalam wadah bernama Siklus. Semula filosofi alon-alon waton kelakon. Sebuah Siklus membuat bisnis konten provider, filosofi yang sesungguhnya salah satunya bikin Sukribo. mengedepankan keselarasan hidup. Sukribo pun muncul dalam berbagai Di sana terdapat produk-produk yang bentuk, misalnya saja mug. “Ini untuk berkaitan dengan karakter Sukribo. support ICW (Indonesia Corruption Ada kaus KPK (Kelompok Penggemar Watch). Kami kirim 25 desain.” Kribo) juga art work gambar Kribo. “Saya Yang paling gres, Sukribo muncul diajak kerja sama oleh Kafi Kurnia untuk di Roemah Pelantjong, sebuah tempat ikut mendukung Roemah Pelantjong,” semacam mal yang unik di Jl Magelang, kata Mail yang menghiasi dinding Roemah Yogyakarta. Tempat yang digagas Kafi Pelantjong dengan gambar-gambar Kurnia ini mendeklarasikan Yogyakarta Sukribo. (Berbagai sumber/08)

Pameran Komik Satu Dekade Sukribo ‘Menyisir Sukribo, Menyisir Indonesia’ karya Ahmad Faisal Ismail.

ilustrasi buku Orang Miskin Dilarang Sekolah. Kegiatan lain Mail di luar urusan gambar adalah bersama istrinya, Evi Dona, terlibat dalam kegiatan di tempat tinggalnya, Kampung Ngemplak Caban, Sleman. “Kami bersama warga kampung melakukan kebersihan lingkungan. Bahkan, sudah sampai ke tahap pemilahan sampah dan daur ulang. Saya juga beberapa kali mengajak anak-anak kampung menggambar mural daripada bengong nggak ada kegiatan.” Masih banyak rencana yang ingin dilakukan Mail. Dibantu kawan-kawannya, ia akan mengadakan pameran Sukribo ke beberapa kota, seperti Jakarta, Yogyakarta, Surabaya, dan Solo serta kota-kota lain. “Dalam acara itu, rencananya saya juga akan launching buku Sukribo,” katanya yang dari pekerjaannya mampu hidup layak di Yogyakarta. (Berbagai sumber/08)


Laris Manis

PURWOKERTO TAKSI ARGO / BARANG

KPK-Kondang Prima Karya (0281)622 666 – 7669 200 (A1:00/00) Kobata (0281) 642441 (A2:14/04)

CILACAP PELUANG USAHA PAKET USAHA ES KRIM MINI CONE MODAL 500-JUAL KANTIN 1500.INFO WWW.MINICORNELO.BLOGSPOT.COM (PU3:14/05U)

DISTRIBUTOR Pulsa All Operator Anda Berminat Jadi Agen Pulsa? Hub Telp/Sms 08562617907/Ahsan

(PU1:23/05Z)

DIJUAL Rmh di Perum Puri Indah 2LT,Gypsum,LT /LB:72/ 124m2, 3KT, 2KM, RT, Carport,Dpr,SumurBor Brsh Lcr,Jln Depan luas. Hrg 285jt Nego. Hub: 0856 4728 1230 (R3:g2)

RUKO DIJUAL 2 bh ruko di sampang uk - 6,5 x 12 (2 lt @750 jt) minat hub 081327106416 / 081327160641

LAPTOP

TANAH DIJUAL TANAH 4860m2. Lok.150m Barat SDN 1 Serang Krg.reja PBG. Daerah Wst Strawberi+Rmh,Tembok +-100m,Air Jernih Limpah, Cck Utk Kebun &Rfresing. 081 225 826 688 (T1:19/5AW)

DIJUAL TP, Tanah Kosong, Tembok Keliling, LT Kurang Lebih 30 Ubin (420m2)Lokasi Belakang Hotel Aston Pwt (gg.anggrek) Strategis. Hub. 081327160641 / (0281)7669398 (T2:19/5AG)

MODAL 1Jt Tnpa Resiko, Income 600Rb/Hr Mbl Bru 200Jt Tabngn 1 Mlyr

Senin, 5 Mei 2014

DIBELI Laptop/Notebook Kondisi Bagus/Rusak/Mati Total. Dijemput Call/Sms 085647922136 (LP1:23/05Z)

MOBIL JL INNOVA V ’05 Mnl Htm Met B Istw 5 Ban Br KTP Bs Pnjm Hrg Nego Hub 02816439243/081327332555 TP (MO2:3/05L)

DIJUAL Honda Jazz 2008, Matic, IDSI Silver, Tgn 1 Istimewa Plat R, 130 Juta Nego Hub 085290120580 ( MO1: 24/05Z)

BAHAN BANGUNAN

www.programmobil.com Hub:085721791913 (PU2: 26/05Z)

BETON Sumber Rejeki Menyediakan Kusencor, Risplang, Tiang, Plengkung Gapura, Pagar, Dll Hub:085785785725

KERJA DI RUMAH DiBthkan Segera Tenaga Sampingan Buat Kantong Teh, Kerja 1 Box Upah 70Ribu, 5 Box Upah 350Ribu. Tanpa Target Dan Batasan. Minat Hub Bp. Firman 085799313224

(BB1: 28/05Z)

(PU4:16/05H)

RUMAH JUAL RmhLok.Desa Dawuhan Padamara RT3Rw4.LT/LB:329m2. Fas:3KT,2KM,Pam/Sanyo,List1300W Harga 400jt Bsa Diangsur. Hub: 0857 2627 1777 / 0823 2889 3630 (R1:20/5AW)

DIJUAL 1 Rmh Puri Hijau LT. 165 LB. 220 Bgs HGB, Bs Jd SHM 550Jt 2 Rmh Arca LT.364 LB.200 Rmh Lama 550Jt,3Rmh BcrKmbar LT.135 LB.90 400Jt/Nego Hub: 08990702073

PIJAT VIOLA HOUSE Massage Melayani Pijat Kebugran & Terapi Kejantanan Hub: 085799123888/082367123888 (PT1:29/05Z)

(R4:3/06AG)

IKLAN DAN BERALANGGANAN HUBUNGI : (0281) 625095, 625096 EMAIL: IKLAN_HARMAS @SUARAMERDEKA.COM


Nasional

Senin, 5 Mei 2014

Hari Ini UN SMP Sederajat

PRT Bunuh Anak Majikan JAKARTA - Polisi telah menangkap pelaku penganiayaan terhadap Diva Putri Andriyani, bocah berusia tiga tahun yang tinggal di kawasan Jakarta Timur. Pelakunya yakni Liani alias Yani (17 tahun), pengasuh Diva. Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Rikwanto, mengatakan, dari hasil pemeriksaan sementara, motif Yani menganiaya korban lantaran kesal. “Pelaku merasa kesal terhadap korban yang dianggap bandel dan apabila dikasih tahu atau nasihati tidak menuruti. Selain itu, sebelum kejadian tersebut, korban bangun pagi dan keluar rumah lalu main ke tempat tetangga dengan membawa tas suami Liani yang berisi STNK. Pelaku langsung geram,” ujar Rikwanto, Minggu (4/5). Rikwanto menjelaskan, dari hasil autopsi yang dilakukan dokter terdapat luka-luka di sekujur tubuh Diva. Sementara itu, penyebab kematian korban karena adanya pukulan di bagian kepala. “Berdasarkan pengakuan pelaku, dia menganiaya korban menggunakan tangan, mencubit, mengigit dan membenturkan kepala bocah itu ke dinding,” kata Rikwanto. (vvn-03)

Tak Kuat Bayar ICU, Anak Meninggal TANGERANG - Nyawa FAO, bayi berusia enam bulan melayang sia-sia setelah tak diizinkan masuk ke Ruang Intensive Care Unit (ICU) sebuah rumah sakit di Kecamatan Karang Tengah, Tangerang, Banten. Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Rikwanto menjelaskan pada hari Rabu 30 April 2014 Subur Siyamto yang juga ayah FAO membawa anaknya ke rumah sakit tersebut karena panas tinggi. Kemudian, sekitar pukul 12.00 WIB Subur mendapat kabar dari dokter yang menangani FAO bahwa anaknya harus segera dipindahkan ke Ruang ICU dan diwajibkan membayar uang muka sebesar Rp5 juta. “Namun dia ditolak (oleh rumah sakit-red) karena dia hanya memiliki uang muka Rp2,5 juta. Pelapor juga sempat meminta keringanan dan berjanji akan membayar sisanya dalam tempo satu hari. Namun dia tetap ditolak,” ungkap Rikwanto. Alhasil, FAO tidak mendapatkan pengobatan dari RS itu. Pukul 19.45 WIB, Subur mendapat kabar bahwa anaknya meninggal dunia. (vvn-03)

Kemendikbud Pastikan Tak Ada Nama Jokowi JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikdud) memastikan tidak akan ada lagi nama Gubernur DKI Jakarta, Joko Widodo, dalam soal ujian nasional Sekolah Menengah Pertama dan sederajat yang akan berlangsung mulai Senin (5/5) hari ini.

W

AKIL Mendikbud, Musliar Kasim, mengungkapkan, sejak munculnya nama Jokowi di dalam soal ujian untuk SMA, Kemendikbud langsung melakukan pengecekan apakah terjadi hal yang sama di dalam naskah soal ujian SMP. Dari hasil pengecekan, Musliar mengaku pada soal ujian SMP, terdapat nama sejumlah tokoh. “Kami coba lihat soal SMP, ternyata ada beberapa tokoh yang masuk, kami sudah ganti itu, semoga tidak ada lagi tokoh,” kata Musliar, di Jakarta, Minggu (3/5). Dia enggan mengungkapkan siapa saja tokoh yang disebut dalam soal tersebut. Namun, dia memastikan soal yang memuat nama tokoh itu sudah diganti. “Kami tidak mau urusan pendidikan dibawa ke politik,” katanya. Sementara itu, terkait soal ujian SMA yang memuat pertanyaan mengenai Jokowi, Musliar mengatakan bahwa dari hasil investigasi sementara, tim tidak menemukan unsur kesengajaan dalam pembuatannya. “Kami informasikan, seperti yang diketahui di soal SMA, kami lakukan

Foto : vvn/ant-03

DISTRIBUSI : Suasana saat dilakukan distribusi soal SMP Sederajat. investigasi. Hasil sementara tidak ada unsur kesengajaan, tapi kami tetap melakukan investigasi,” jelas dia. Sadap Telepon Sementara itu guna mencegah kemungkinan kecurangan saat penyelenggaraan Ujian Nasional (UN) tingkat SMP sederajat, Kepolisian Daerah Bengkulu akan mengambil tindakan khusus. Perlakuan khusus ini berupa penyadapan seluruh telepon genggam milik guru, panitia, dan pengawas selama UN berlangsung.

“Penyadapan ini untuk mengawasi jika ada percakapan yang kemungkinan mengarah pada kecurangan UN,” ujar Wakil Direktur Intelkam Polda Bengkulu Ajudan Komisaris Besar Polisi Yudi Hermawan usai meninjau persiapan distribusi soal UN di Dinas Pendidikan Nasional Provinsi Bengkulu, Sabtu (3/5). Bila kedapatan, kata dia, pelaku akan diproses secara hukum. Sayangnya Yudi, enggan merinci secara detail tentang teknis penyadapan tersebut. “Yang pasti akan kami siapkan perangkatnya. Termasuk penempatan

Emon Ngaku Cabuli 55 Anak SUKABUMI - Sekjen Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI), Erlinda, mengatakan, korban pencabulan Andri Sobari alias Emon (24) hingga saat ini berjumlah 55 orang. Emon mengakui hal itu saat tim KPAI melakukan observasi. “Yang melapor ada 52 anak. Namun pengakuan pelaku, korbannya mencapai 55 orang, semuanya itu anak laki-laki berusia 3 hingga 13 tahun,” ujar Erlinda, Minggu (4/5). Erlinda menjelaskan, Emon memiliki trik sendiri saat mengincar korbannya. Salah satunya iming-iming uang sebesar Rp25-50 ribu. Emon juga tidak segan mengancam korbannya jika mereka tidak mau menuruti nafsu bejat dia. “Kalau korban tidak mau, pasti kan mereka menangis. Di situ pelaku mengancam akan membunuh korban, namun hanya ancaman verbal,” kata Erlinda. Erlinda menambahkan, KPAI memberikan bantuan kepada para korban kekerasan seksual ini. Bantuan

yang diberikan berupa pedampingan darurat satu minggu hingga satu bulan. “Karena jumlah korbannya banyak, kami bikin kategori kelompok. Kami buat tim, satu psikolog menangani 10 anak,” ucap Erlinda. KPAI, kata dia memberikan apresiasi kepada polisi karena telah mengungkap kasus ini. Selain itu juga polisi langsung bersinergi dengan Wali Kota, Dinas Kesehatan yang memberikan bantuan psikologi, serta Dinas Sosial. Seperti diketahui, kejahatan seksual yang dilakukan Andri Sobari alias Emon sudah terjadi sejak Desember 2013 hingga 27 April 2014. Perbuatan bejat buruh pabrik itu dilakukan di bangunan kosong dan di kolam renang. Diakui Andri Sobari kepada penyidik Polres Sukabumi Kota, pada Desember 2013, dia pernah menjadi korban sodomi oleh temannya sendiri. “Itu yang membuat saya melakukan sodomi,” katanya Emon.

sejumlah petugas kami di sekolah selama UN berlangsung,” ujarnya. Sementara itu, Ketua Panitia UN Provinsi Bengkulu Raden Wahyu, menjamin soal UN tidak akan bocor. “Seluruh soal dijaga ketat oleh polisi,” katanya. Penyelenggaran UN untuk SMP sederajat di Bengkulu akan digelar pada tanggal 5 hingga 8 Mei 2014. Diikuti oleh 29.903 peserta, dengan rincian SMP negeri dan swasta 25.862 peserta, MTS sebanyak 3.606 peserta, dan SMP/MTS Terbuka 435 peserta. (vvn-03)

Atas perbuatannya, Andri Sobari dijerat dengan Pasal 81 tentang Perlindungan Anak dengan hukuman maksimal 15 tahun penjara. Ibunda Kaget Sementara itu Solihat, ibu pelaku kekerasan seksual terhadap 55 anak, kaget sekaligus tak percaya dengan perilaku menyimpang Andri Sobari alias Emon. Pria 24 tahun itu ditangkap aparat kepolisian di sebuah pemandian air panas di Sukabumi, Jawa Barat, Kamis (1/5). “Saya nggak nyangka anak saya bisa melakukan ini,” kata Solihat saat ditemui di Mapolresta Kota Sukabumi, Minggu (4/5). Solihat mengatakan, keseharian Andri sama seperti anak-anak sebayanya, waktunya bermain dia bermain, dan waktunya bekerja Andri bekerja hingga malam di pabrik. Kebetulan Solihat juga bekerja menjadi buruh pabrik. “Ya ketemu hanya malam hari saja. Saya hanya bisa pasrah,” ujar Solihat. (vvn-03)


Senin, 5 Mei 2014

Harga Rumah Sederhana Naik SEMARANG - Kenaikan harga tanah dan bahan bangunan mempengaruhi harga jual rumah sederhana. Mulai 1 Mei 2014, harga rumah sederhana di Jawa Tengah ditetapkan senilai Rp 118 juta per unit.

KNasional

ETUA Badan Diklat DPP Real Estate Indonesia (REI), Sudjadi mengatakan, kenaikan harga rumah sederhana telah melewati berbagai pertimbangan. Pihaknya juga sudah mengajukan harga yang pantas untuk dijual ke konsumen yang disesuaikan dengan harga bangunan dan BBM. ‘’Sebelumnya harga jual rumah sederhana di Jateng senilai Rp 88 juta. Namun pada bulan November kami

mengajukan harga sebesar Rp 124 juta per unit dengan alasan ada kenaikan harga BBM yang menyebabkan harga komoditas lain melonjak naik. Kendati demikian, harga Rp 118 juta yang disetujui,’’ ungkapnya. Dibandingkan dengan provinsi lain Jawa Barat dan Jawa Timur, harga jual rumah sederhana di Jateng adalah paling tinggi. Pada kedua provinsi tetangga harga rumah sederhana dipatok Rp 115 juta. Artinya ada selisih Rp 3 juta lebih

rendah dibanding harga di Jateng. Setelah keputusan harga tersebut para pengembang akan memulai produksi secara optimal. ‘’Ya, walau tidak sesuai dengan harga pengajuan kami tetapi ini tidak terlalu memberatkan bagi para pengembang. Kami berusaha menyesuaikan saja,’’ kata Sudjadi. Berdasarkan perhitungan REI, jika bank menerapkan Uang Muka (UM) sebesar 10% dengan bunga 7,25 per tahun untuk pengajuan kredit selama 10 tahun maka cicilan yang harus dibayarkan per bulan yaitu Rp 1.246.000 sedangkan jika 15 tahun sebesar Rp 969 ribu dan 20 tahun sebesar Rp 839 ribu. Pembangunan untuk rumah tapak sejahtera ini akan dilakukan di luar kota

Semarang. Adapun, bila dapat dilakukan di dalam kota hanya berada di kawasan Kecamatan Genuk. “Saya sendiri tidak membangun rumah sederhana di Kota Semarang tapi adanya di Kabupaten Semarang Ungaran yaitu Griya Karya Adiguna. Sampai dengan akhir bulan ini saya belum menaikkan harga yaitu masih Rp 88 juta,” ujarnya. Rumah bersubsidi tersebut maksimal dibangun dengan tipe 36 m2 yang terdiri dari dua kamar dan minimal 21 m2 dengan satu kamar. Diketahui meski harga sudah ditentukan, Dirjen Pajak sejauh ini belum membebaskan PPN dan PPh. Dengan demikian para pengembang masih menunggu sebelum melakukan penjualan. (SMNetwork/K3/08)

Banyumas Iklan Display Umum 1. BLACK WHITE 2. FULL COLOR 3. KOLOM

Rp. 15.000,-/ mmk

4. IKLAN KELUARGA 5. IKLAN DUKACITA 6. IKLAN BARIS

Rp. 10.000,-/ mmk

Rp. 25.000,-/ mmk Rp. 12.000,-/ mmk

(maksimal 2 x 150 mmk)

Rp. 9.500,-/ mmk

(minimal 3 baris, maksimal 9 baris)

Rp. 7.500,-/ mmk

Sosialisasikan Keaslian Rupiah

BI Gandeng OJK Blusukan ke Pasar mengedukasi masyarakat tentang BANJARNEGARA - Kantor keaslian rupiah,” pintanya. Perwakilan Bank Indonesia Masyarakat yang terlibat di (BI) Purwokerto terus sebuah pasar diminta untuk menyosialisaikan keaslian mewaspadai peredaran uang palsu. rupiah kepada masyarakat di Pasalnya, dekade ini masih banyak wilayah kerjanya. orang-orang tak bertanggung Selama dua hari, yakni jawab mengedarkan uang palsu. Sabtu-Minggu (3-4/5) BI “Cara mudah yang harus dilakukan menggandeng Kantor Otoritas untuk mengetahui keaslian rupiah Jasa Keuangan (OJK) Purwokerto adalah 3D, yakni dilihat, diraba dan melakukan penyadaran dan diterawang,” terangnya. penukaran uang di Pasar Batur Dia berharap, sosialisasi keaslian dan Pasar Besar Banjarnegara. rupiah tersebut dapat diteruskan Kepala Perwakilan BI FOTO: HARMAS/ROHMAN ke semua lapisan masyarakat. BI Purwokerto, Rahmat Hernowo TUKAR UANG: Tim dari Kantor Perwakilan Bank memiliki wewenang untuk memberi mengatakan, pihaknya telah Indonesia (BI) Purwokerto melakukan penukaran uang tanda tidak berharga pada uang menyiapkan uang baru Rp baru di Pasar Batur Banjarnegara, kemarin. rupiah yang sudah tidak layak edar, 1,4 miliar untuk ditukarkan Sosialisasi keaslian rupiah dan penukaran mencabut dan menarik kembali dengan uang tak layak edar di uang tak layak edar tersebut dilakukan uang rupiah dari peredaran dan menjaga dua pasar tersebut. “Untuk hari pertama sesuai wewenang BI berdasarkan Undangkelayakan uang rupiah melalui kegiatan di Pasar Batur Banjarnegara, kami Undang Nomor 23 Tahun 1999 jo Undangpenukaran. menyiapkan uang baru Rp 400 juta dan Undang Nomor 3 tahun 2004. “Kami harap “Jika ada uang rusak (lecek) dan tidak hari kedua di Pasar Besar Banjarnegara semua lembaga perbankan ikut andil dalam layak, kami siap menggantinya senilai uang Rp 1 miliar,” katanya, kemarin (4/5).

itu. Upaya yang akan terus kami lakukan, diantaranya dengan memasyarakatkan ciri-ciri keaslian uang dan meningkatkan unsur pengaman pada uang baru, seperti halnya di Pasar Batur dan Pasar Besar Banjarnegara ini,” terangnya. Sementara itu, Penanggung Jawab Pasar Batur Banjarnegara, Kunarto mengatakan, kegiatan penukaran dan sosialisasi keaslian rupiah baru pertama kali dilakukan di pasar tersebut. “Ini baru pertama dilakukan dan respon masyarakat sangat bagus. Semoga kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan,” harapnya. Terpisah, salah satu pedagang di Pasar Batur Banjarnegara, Sutinah (55) mengatakan, kegiatan seperti itu sangat diharapkan, karena selama ini uang yang beredar di pasar sudah lusuh atau lecek. “Sebagian besar uang yang kami miliki sudah lusuh. Kami sangat senang BI mengadakan kegiatan penukaran seperti ini,” akunya. (rhm/08)

 

Cilacap-Jakarta

07:20 - 08:30 WIB 13:00 - 14:10 WIB 15:50 - 17:00 WIB 

Cilacap-Semarang

07:20 WIB

Semarang-Cilacap

08:10 WIB

Perkiraan

5 Mei 2014 1. 2. 3. 4. 5.

Grand Opening House of Smith

Emas Emas Emas Emas Emas

24 Karat (Batangan) 75 Persen 70 Persen 42 Persen 37,5 Persen

Rp 479.000/gram Rp 393.000/gram Rp 369.000/gram Rp 235.000/gram Rp 213.000/gram*

* Harga belum termasuk ongkos Sumber: APEPI Kabupaten Banyumas (rhm/08)

Antusias Warga Purwokerto Tinggi PURWOKERTO – Ratusan orang memadati House of Smith Purwokerto saat grand opening outlet tersebut, Minggu (4/5). Antusias masyarakat Purwokerto akan produk-produk Smith sangat tinggi, yaitu dibuktikannya dengan tingkat penjualan yang tinggi pada hari pertama dibukanya outlet tersebut. Store Manajer House of Smith Purwokerto, Rahadian Descound Karunia mengaku tidak menyangka antusias masyrakat sangat tinggi pada grand opening ini. “Saya tidak menyangka saja. ya saya pikir penjualannya biasabiasa saja. Tetapi, malah antusias masyarakat tinggi sekali,” katanya. Dia juga menceritakan, sejak dibukanya outlet tersebut pada pukul 09.30, sudah ada pengunjung yang datang untuk membeli produk Smith. House of Smith nantinya akan buka setiap hari mulai pukul 10.00 hingga 22.00. Dalam grand opening ini, House of Smith juga menawarkan diskon untuk seluruh produk Smith hingga 70 persen. “Kami memiliki 10 karyawan yang siap melayani pelanggan untuk memilih produk-produk Smith,” ujar dia. Terkait produk yang ada di

Jakarta-Cilacap

06:00 - 07:10 WIB 11:40 - 12:50 WIB 14:30 - 15:40 WIB

D a f t a r

5 Mei 2014

1.

KONSUMEN memilih produk di House of Smith saat grand opening Minggu (4/5). Smith, dia menuturkan, produk Smith selalu memberikan inovasi dalam fesyen dan tentunya hal ini berbeda dengan distro-distro yang ada saat ini. Selain itu, distro pada umumnya hanya fokus pada satu produk dewasa. Tetapi, di House of Smith, seluruh produk ada, yaitu dari mulai untuk anak-anak berumur empat tahun hingga dewasa. Di acara grand opening ini menghadirkan musisi dan penyanyi seperti Supernova, The Overtunes dan Adera Soloist

Indonesia. Lebih lanjut, untuk desain interior outlet juga dibuat berbeda dan unik, yaitu dengan konsep industrial homie, innovative dan berkesan deluxe. Dengan konsep ini, konsumen lebih tertarik dan menikmati dalam berbelanja. “Kami memang mengutamakan kenyamanan konsumen dalam berbelanja, untuk itu, konsep interior ruangan, kita buat semenarik mungkin,” katanya. (lil/cm/08)

Pemkab Fokus Sambut Pameran Pangan Nusa PURWOKERTO - Pemkab Banyumas kini fokus menyambut Pameran Pangan Nusa ke-9 dan Produk Dalam Negeri (PDN) Regional tahun 2014 pada 23-26 Mei 2014 di Alun-alun Purwokerto. Pasalnya, pameran produk olahan makanan dan produk kerajinan UMKM tersebut akan diikuti 11 provinsi di berbagai wilayah di Indonesia. Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PTK) Promosi Dagang dan Industri Dinperindagkop Banyumas, Woro Astuti menyebutkan 11 provinsi yang mengikuti gelaran tersebut antara lain, Provinsi Jawa Tengah, Jawa Barat Bangka Belitung, Lampung, Aceh, Sulawesi Barat, Kalimantan Selatan, Papua Barat, Kalimantan Tengah, Nusa Tenggara Barat dan Riau. Pameran tersebut dimaksudkan untuk memberikan akses pasar dan promosi produk unggulan daerah. “Selain itu, mengembangkan dan meningkatkan potensi daerah dan menumbuhkan semangat kewirausahaan, guna menciptakan lapangan kerja dan meningkatkan perekonomian daerah,” katanya kemarin. Tak hanya itu, output lain yang juga menjadi fokus adalah memotivasi daerah, khususnya kalangan generasi muda agar membangkitkan kecintaan dan kebanggaan terhadap produk Indonesia melalui visualisasi serta peragaan produk-produk unggulan daerah. “Apalagi menghadapi perdagangan bebas ASEAN tahun 2015,” tuturnya.

Lebih lanjut woro menyebutkan, dasar pelaksanaan pameran adalah tindaklanjut dari Surat Permohonan Bupati Banyumas No. 510/13/5840, pada tanggal 28 Oktober 2013, perihal kesediaan menjadi tuan rumah pameran Pangan Nusa ke-9 dan PDN Regional tahun 2014, kepada Menteri Perdagangan Republik Indonesia. Dikatakan, pameran Pangan Nusa ke-9 dan PDN Regional tahun 2014 merupakan langkah konkrit Pemerintah Pusat dalam upaya mempromosikan potensi daerah. “Ini juga dalam rangka mempromosikan produk-produk unggulan daerah, sehingga dapat berkompetisi di pasar baik lokal, maupun regional,” imbuh dia. Pameran tersebut, lanjut dia juga merupakan pameran besar yang dilaksanakan ke-9 yang biasanya diselenggarakan pada tingkat provinsi. “Harapan kami, pelaksanaan pameran ini memberikan peluang Banyumas untuk dapat diperhitungkan dalam even-even pameran di tingkat nasional dan sebagai langkah awal pameran pada tingkat kabupaten/kota,” ungkapnya. Pihaknya sangat berharap dukungan, saran dan masukan serta partisipasi dari dinas-dinas terkait, maupun instansi terkait dalam hal kerjasamanya, baik dari segi tempat pameran, keamanan, lalu lintas, transportasi, penerangan, maupun kegiatan promosi pelaksanaan ajang bergengsi tersebut. (rhm/08)

:

Rp 8.400/kilogram

IR 64 (medium)

:

Rp 8.000/kilogram

2.

Gula Pasir

:

Rp 9.600/kilogram

3.

Minyak goreng bimoli

:

Rp 15.500/liter

Curah (tanpa merek)

:

Rp 11.500/liter

Daging sapi murni

:

Rp 100.000/kilogram

Daging ayam ras

:

Rp 29.000/kilogram

Daging ayam kampung

:

Rp 45.000/kilogram

Telur ayam negeri

:

Rp 15.500/kilogram

Telur ayam kampung

:

Rp 29.000/kilogram

6.

Tepung terigu (medium)

:

Rp 8.800/kilogram

7.

Kedelai impor

:

Rp 8.700/kilogram

Kedelai lokal

:

Rp 8.700/kilogram

Cabe merah kriting

:

Rp 9.000/kilogram

Cabe merah besar

:

Rp 9.000/kilogram

Cabe rawit merah

:

Rp 18.300/kilogram

Cabe rawit hijau

:

Rp 12.400/kilogram

Bawang merah

:

Rp 17.000/kilogram

10. Bawang putih

:

Rp 11.500/kilogram

11.

:

Rp 17.000/kilogram

:

Rp 1.800/bungkus

4.

FOTO: HARMAS/JALIL

Beras IR 64 (premium)

5.

8.

9.

Kacang tanah

12. Mi instan

Sumber: Data Dinperindagkop Banyumas (rhm/08)

Banjir Promo Wedding Expo 2014 PURWOKERTO - Sebanyak 24 vendor berkompeten selama empat hari mengikuti Purwokerto Wedding Expo 2014 yang dihelat Pita Merah Wedding dan Event Organizer di Moro Hall A Purwokerto. Ke 24 vendor tersebut antara lain ChocoKlik, Asiatic Resto, Cherries Cake, Yudhistira Dekorasi, Bhyandha Desain dan Rumah Jait, Weddingkoe Bridal dan Make Up, Mawar Foto dan Bridal, Jaka Febriant House Of Chang, Blossom Invitation Card, Hung Bridal dan Studio, My Gown, Willy Music dan Entertainment, Blossom Souvenir, Momento Photography. Vendor lain adalah Lina Gunawan Salon dan Bridal house, Gallery 757, Red Carpet Videography, Son Creative, Horison Ultima Purwokerto, Puspita Rini, Miracle Photography serta Pita Merah Wedding dan Event Organizer. Dalam kesempatan ini berbagai promo ditawarkan. Hadiah langsung lucky draw juga tersedia, seperti TV LED, kamera, suvenir, jam, tart dan masih banyak lagi. Hadiah diberikan untuk pengunjung yang melakukan transaksi minimal Rp 200 ribu. (rhm/08)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.