Epaper edisi 23 mei 2014

Page 1

Hujan Ringan

Hujan Ringan Hujan Hujan Sedang Hujan Sedang Lebat

20 HARI

Berawan Berawan Hujan Ringan Hujan Ringan Sedang Cerah Hujan Lebat Cerah Berawan Cerah Berawan Hujan Lebat CerahHujan

Berawan Berawan Hujan Hujan Sedang Cerah Hujan SedangCerah Hujan Berawan Hujan LebatRinganCerah Berawan Lebat

Berawan Cerah

Hujan RinganCerah Hujan Ringan Hujan SedangHujanHujan Sedang Cerah Berawan Lebat Hujan Berawan Lebat

Surakarta

Boyolali

Klaten

Sukoharjo

Wonogiri

Karanganyar

Berawan

Berawan

Berawan

Berawan

Berawan

Hujan Ringan

24 - 33 °C

24 - 32 °C

24 - 33 °C

24 - 33 °C

23 - 32 °C

23 - 32 °C

www.joglosemar.co

jumat pahing, 23 mei 2014

Terbit 24 Halaman | Rp 3.000,-

SDA Tersangka Korupsi Posisi di Koalisi Dievaluasi

Januari 2014, KPK mulai menyelidiki dugaan penyelewengan penyelenggaraan haji 2012-2013. Latar kasusnya pengadaan katering dan pemondokan jamaah.

PPATK juga menemukan indikasi transaksi mencurigakan senilai Rp 230 miliar dari pengelolaan dana haji tahun 2004-2012.

PPATK menemukan sebagian dana haji mengalir ke rekening pribadi pegawai Kementerian Agama.

Sumber: Tempo | Litbang Joglosemar | Grafis: Agung Setyawan

JAKARTA—Elite Partai Demokrat mulai terpecah dalam menyatakan dukungan mereka terhadap para calon presiden (Capres) atau calon wakil presiden (Cawapres). DPP Partai Demokrat sendiri sebelumnya menyatakan netral alias tidak mendukung pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla atau Prabowo Subianto-Hatta Rajasa. 4 Berlanjut ke Hal 11 Kol 1

PERPECAHAN DI TUBUH PARPOL PRABOWO–HATTA Mahfud MD Menjadi ketua tim sukses

Muhamin Iskandar Ketua Umum PKB

Selasa, 6 Mei 2014 Menteri Agama Suryadharma Ali (SDA) diperiksa KPK. Kamis, 22 Mei 2014 SDA resmi tersangka kasus korupsi pengadaan akomodasi haji Kemenag tahun 2012-2013.

Jokowi-Jusuf Kalla Diperiksa 9 Jam

Elite Demokrat Mulai Terbelah

Rhoma Irama Hasil Rapimnas menyatakan partai bersikap netral. Suaidi Marasabessy Anggota Dewan Kehormatan Partai Anies Baswedan Peserta konvensi PD

Sumber: Litbang Joglosemar | Berbagai Sumber

Aburizal Bakrie Ketua Umum Golkar

Hary Tanoesoedibjo Bapilu Hanura

JAKARTA—Pasangan bakal Capres-Cawapres Joko Widodo (Jokowi) dan Jusuf Kalla menjalani tes kesehatan di RSPAD Gatot Soebroto, Kamis (22/5). Keduanya menjalani pemeriksaan selama kurang lebih sembilan jam sejak pukul 08.00 WIB hingga sekitar pukul 17.30 WIB. “Tes kesehatan dilakukan oleh kira-kira 80 profesor dokter plus perawat dan lain-lain, totalnya tim berjumlah 130 orang,” kata Jokowi seusai menjalani tes pemeriksaan. Jokowi mengatakan, pengecekan kesehatan dilakukan dengan sangat detail, dengan memperhatikan hal-hal kecil yang berkaitan dengan kesehatan dan kejiwaan. “Semua dites, dan hasilnya akan disampaikan langsung ketua tim dokter ke KPU,” kata Jokowi. Dia mengatakan, tes tersulit adalah tes kejiwaan karena dirinya bersama JK harus mengisi ratusan daftar pertanyaan dan menggambar dalam tes psikotes. “Saya menggambar rumah, rumah besar, kelihatannya sih istana,” seloroh Jokowi. Selain itu Jokowi juga mengaku kesulitan melakukan tes threadmill berupa lari menggunakan sebuah alat. Cawapres, Jusuf Kalla menambahkan

bahwa dirinya optimistis bisa lolos tes kesehatan bersama Jokowi. Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dr Zaenal Abidin, MH Kes, selaku bagian dari tim tes kesehatan Capres-Cawapres mengatakan secara

umum pihaknya melakukan 14 poin uji tes kesehatan terhadap pasangan calon. Hasil tes kesehatan akan diberikan ke KPU secepatnya.

4 Berlanjut ke Hal 11 Kol 5

rawat jalan. Korban keracunan yakni keluarga Saguh Pujo Hastoni (45), dia berikut istri dan lima anaknya. Kondisi keracunan yang paling parah dialami dua anak Saguh, yakni Nadya Asma (19) dan M Rofi (17), yang dirawat inap di Puskesmas. Bahkan menurut

dr Ony Handako, Kepala Puskesmas Ngemplak, korban M Rofi sempat mengalami muntah darah. Sementara gejala keracunan yang dialami korban lainnya hampir sama namun lebih ringan.

4 Berlanjut ke Hal 11 Kol 5

Sering Diolok-olok, Yeni Ingin Segera Sembuh Kemalangan tak ada yang mengundang. Demikian juga dengan tumor yang diderita bocah sembilan tahun ini. Ia ingin segera sembuh dan tak lagi diolok-olok teman sekolahnya. Ario Bhawono

S Joglosemar | Ario Bhawono

SAKIT TUMOR—Yeni (9) dan ayahnya, Suparno, berharap kesembuhan atas penyakit tumor yang dideritanya, Kamis (22/5).

Bangkok—Militer Thailand akhirnya merebut kekuasaan lewat kudeta pada Kamis (22/5). Panglima Angkatan Darat (AD) Thailand Jenderal Prayut Chan-O-Cha membuat pengumuman dalam pidato televisi kepada bangsanya, mengatakan bahwa angkatan bersenjata yang kuat harus bertindak memulihkan stabilitas di negara Asia Tenggara yang terpecah itu.

4 Berlanjut ke Hal 11 Kol 1

Antara | Fanny Octavianus

CEK—Capres Joko Widodo bersama Cawapres Jusuf Kalla sesaat sebelum cek kesehatan di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta, Kamis (22/5).

Sekeluarga Keracunan Jamur BOYOLALI—Tujuh warga Desa Donohudan, Kecamatan Ngemplak mengalami keracunan massal yang diduga akibat memakan jamur liar. Korban yang masih satu keluarga tersebut, dua di antaranya menjalani rawat inap di Puskesmas setempat. Sedangkan korban lainnya menjalani

Militer Thailand Lakukan Kudeta

Iki Lho!

n SISWA SD PUNYA TUMOR SEBESAR BOLA BASKET

www.joglosemar.co

dua

Internasional Dari Menteri Agama Menjadi Tersangka

Wiranto Ketua Umum Hanura

Tinta Emas

4 Berita di Hal 13

4 Berlanjut ke Hal 11 Kol 1

Kader-kader muda yang tergabung dalam Forum Paradigma Gerakan Muda Indonesia (FPGMI)

Menu

Simeone bisa menjadi manajer non-Eropa ketiga yang menjuarai Liga Champions setelah kompatriotnya, Luis Carniglia dan Helenio Herrera.

JAKARTA—Menteri Agama yang sekaligus Ketua Umum PPP, Suryadharma Ali (SDA) resmi ditetapkan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai tersangka kasus dugaan korupsi penyelenggaraan haji tahun anggaran 2012-2013.

JOKOWI–JK

Facebook joglosnews Facebook Twitter joglosnews @joglosnews Facebook Twitter E-mail joglosnews @joglosnews harianjoglosemar@gmail.com Facebook Twitter E-mail Hotline Pelanggan joglosnews @joglosnews harianjoglosemar@gmail.com 0271-5866334 Twitter E-mail Hotline Pelanggan @joglosnews harianjoglosemar@gmail.com 0271-5866334 E-mail Berawan Cerah Berawan Cerah Berawan Cerah Cerah Pelanggan Hotline harianjoglosemar@gmail.com 0271-5866334 Sragen Hotline Pelanggan Berawan 0271-5866334 23 - 33 °C

ederet los bangunan yang terdiri dari lima ruangan itu tampak kumuh berada di pinggir lapangan voli Desa Karanggeneng. Kondisi lapangan tidak terawat dan banyak tanaman ketela serta rerumputan liar. Di ruangan yang paling ujung, tinggallah keluarga Suparno (55). Ia tinggal bersama Parinem (49), serta anak bungsu mereka Yeni Wahyuningsih (9). Saat ditemui wartawan, di ruangan yang berukuran 3x4 meter itu hanya ada Suparno dan Yeni saja. Sementara Parinem sedang bekerja sebagai

Dailymail

Antre Menyeberang

N

ek ra sabar maburo, Jika tidak sabar terbanglah!. Pernah kan melihat tulisan menggelitik ini di badan belakang bus atau truk ketika melintas jalan raya. Nah, gerutuan ini agaknya juga bakal terlontar dari seekor kura-kura paling ujung ini, yang notabene bak pemimpin rombongan hewan bertempurung ini. Pasalnya mengutip Dailymail, Kamis (22/5), dalam sebuah foto yang terabadikan oleh fotografer Hans Jorg Leth di Kebun Binatang Haus des Meeres Aqua Terra di Vienna, Austria ini tampak sejumlah kura-kura sedang mengantre untuk menyeberang pada sebuah dahan. Ketika kura-kura paling depan terjebak tak bisa bergerak, kura-kura di belakangnya berlomba-lomba untuk naik dan bermaksud nyalip. Wah harusnya dilarang mendahului ya. n Kiki Dian S dapatkan 1 unit HP tiap bulan

tukang momong bayi di perumahan desa tetangga. Saat itu, Yeni baru saja pulang sekolah dan masih mengenakan seragam sekolah. Sedangkan Suparno, hari itu sedang tidak bekerja karena belum ada panggilan dari warga yang membutuhkan tenaganya. Sehari-hari Suparno bekerja serabutan, sebagai tukang bersih-bersih rumah jika ada warga yang membutuhkan. Pertama kali bertemu Yeni, pandangan langsung tertuju pada lehernya yang membengkak sebesar bola basket hingga ke bahu kanannya. Ternyata pelajar kelas 3 SDN 2 Karanggeneng itu menderita tumor. Meski demikian, Yeni terlihat tabah. “Memang di sekolah kadang-kadang ada yang suka mengolok-olok, ya rasanya sedih dan kalau sampai rumah menangis. Tetapi saya berusaha tetap semangat dan bersekolah terus,” tutur Yeni, yang sering merasa pegal karena berat tumor yang dideritanya.

Kegagalan Negara

B

anyaknya fenomena masyarakat yang menjual organ tubuhnya karena faktor ekonomi merupakan bukti kegagalan negara dalam menangani masalah ekonomi,padahal Indonesia adalah negara yang kaya dengan sumber daya alam.

085642054428 4 Berlanjut ke Hal 9

joglosemar.co NEWS UPDATE

for android

4 Berlanjut ke Hal 11 Kol 5 Email : iklanjs@yahoo.com


Hukum & Kriminal

2

www.joglosemar.co

jumat, 23 MEI 2014

Tersangka Palsukan Kuitansi LPj Dana Hibah Tidak hanya me-mark up atau mengubah kuitansi pembelian, tapi alamat yang dicantumkan dalam LPj semuanya tidak sesuai.

Insan Dipo Ferdias

ALAMAT FIKTIF—Seorang pengendara motor melintas di depan tempat usaha cuci motor di Jalan Gotong Royong No 24 Jagalan, Jebres, Solo yang menjadi alamat toko musik fiktif yang tertera dalam LPj pengajuan dana hibah oleh tersangka Hery Jumadi, anggota DPRD Kota Surakarta dari PDIP, Kamis (22/5). SOLO—Setelah menetap­ kan anggota DPRD Kota Sura­ kar­ta dari PDIP, Hery Jumadi

(bu­kan Hari Jumadi) sebagai ter­ sangka kasus dana hibah se­ besar Rp 100 juta, Kejari

Patroli Polres Gelar Sarasehan Pencegahan Terorisme KLATEN—Polres Klaten menggelar sarasehan dengan te­ma “Membangkitkan Kepedulian Masyarakat Terhadap Ling­kungan Dalam Rangka Mencegah Aksi Terorisme” di Ge­dung Wongso Manggolo, Klaten, Kamis (22/5). Acara ter­sebut dihadiri oleh ribuan peserta dari seluruh Muspida Kla­ten, perwakilan Ormas, dan para ulama. Kapolres Klaten, AKBP Nazirwan Adji Wibowo mengata­ kan masyarakat harus dilibatkan untuk menanggulangi aksi te­ rorisme yang merupakan musuh bersama. Ia juga memin­ta agar masyarakat aktif melapor jika ada sesuatu yang men­cu­rigakan terkait dengan terorisme. “Laporkan jika ada se­su­atu yang men­ curigakan, misalnya di tempat indekos atau kon­trakan,” katanya. Bupati Klaten, Sunarno mengatakan dirinya mendukung pe­nuh acara yang digelar oleh Polres tersebut. Menurut­ nya, ma­syarakat memang harus dilibatkan dalam upaya pem­be­­rantasan tindak terorisme. “Dengan sarasehan ini mudah-mudahan kondisi di Klaten tetap kondusif dan da­ mai. Ki­ta kan sudah punya pengalaman buruk dengan aksi teroris­me, maka perlu diantisipasi,” tuturnya. g Dani Prima

Pencuri Helm di UNS Dibekuk SOLO—Didik Setiawan (22) warga Bendosari, Praci, Wo­nogiri babak belur dihajar mahasiswa setelah tepergok men­curi helm di parkiran gedung FISIP UNS, Kamis (22/5) si­ang. Awalnya aksi pelaku diketahui oleh seorang satpam yang sebelumnya sudah curiga dengan gerak-geriknya. Informasinya, sebelum pelaku mengambil sebuah helm di salah satu sepeda motor yang terparkir, aksinya sudah te­rekam CCTV. Oleh satpam yang memantau CCTV aksi p­elaku didiamkan dan diawasi agar tertangkap basah. Se­ telah helm sudah di tangan pelaku, satpam bersama bebe­ rapa mahasiswa langsung menangkapnya. Mahasiswa yang ke­sal sempat melayangkan bogem mentah ke wajah pelaku. Selanjutnya pelaku diserahkan ke Polsek Jebres. Dari pe­nyidikan, pelaku sudah berulang kali mencuri helm di par­kiran di kampus UNS. Kanit Reskrim Polsek Jebres, AKP Te­guh Sujadi mewakili Kapolsek Kompol Edison Panjaitan mengatakan dari tangan pelaku diamankan barang buk­ ti helm curian warna silver merek Ink. Dari pengakuan pe­ laku, ia beraksi tidak sendirian tapi bersama dua orang te­ mannya. “Pelaku kami jerat pasal 363 KUHP tentang tindak pi­dana pencurian dengan ancaman hukuman penjara mak­ simal tujuh tahun,” kata Teguh. g Rudi Hartono

BNN Jemput Napi Pengendali Kurir Sabu KARAWANG—Badan Nar­kotika Nasional (BNN) me­njemput seorang nara­ pi­ dana yang menjadi pe­ ngen­dali kurir Narkoba di Lem­baga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Kabupa­ ten Karawang, Jawa Barat, Ka­mis (22/5). Kabag Humas BNN, Sum­ irat Dwiyanto mengatakan penangkapan narapidana bernama Henry Albert dari Lapas Karawang itu untuk kepentingan pengembangan atas penangkapan dua orang kurir Narkoba yang ditangkap di diskotek di Daan Mogot, Jakarta. “Dari kedua kurir Narkoba yang sebelumnya ditangkap, mengarah kepada narapidana yang berada di Lapas Karawang,” katanya. Dua kurir itu ialah seo­ rang wiraswasta yang bera­ lih profesi menjadi kurir koba. Dari tangan pe­ Nar­ laku, petugas menyita he­

roin seberat 4.067,1 gram dan sabu 2.386,9 gram. Se­ da­ngkan kurir wanita lain­ nya ialah AL, seorang ibu ru­mah tangga. Dari ta­ngan kurir tersebut, petugas me­ nyita barang bukti sabu se­ be­rat 1.214,7 gram. “Kedua kurir itu diken­da­ likan oleh narapidana La­pas Karawang dan kedua wa­ nita tersebut merupakan ke­ kasihnya Henry,” kata Sumirat. AL sendiri dibekuk tim BNN pada Rabu (16/4) di de­pan Seven Eleven, Daan Mo­got, Jakarta. Dari ta­ngan tersangka disita barang bukti sabu. AL menge­ nal Henry setelah sempat ber­ kencan melalui situs medi­ al sosial dan akhirnya ber­ temu. Kepala Lapas Kelas II A Karawang, Abdul Aris menyatakan narapidana tersebut merupakan titipan dari Jakarta beberapa bulan lalu. g Antara

lang­sung bergerak cepat me­ me­­riksa 16 saksi. Hasilnya, di­ duga tersangka telah memal­

sukan kuitansi pembelian alat musik untuk grup orkes ke­roncong Gita Mahkota dari

dana hibah itu. Menurut Kasie Pidana Khu­sus (Pidsus) Kejari Sura­ kar­­ ta, Erfan Suprapto, di kui­ tansi pembelian yang di­ lampirkan di laporan per­ tang­gungjawaban (LPj) ditu­ lis­kan alat musik itu dibeli di se­buah toko bernama “Nag­ amas” dengan alamat Jalan Go­ tong Royong 24 Jagalan, Je­ bres, Solo beserta nomor te­ leponnya. Namun setelah di­cek alamat tersebut adalah se­ buah bengkel cucian mo­ tor dan nomor telepon yang dicantumkan itu adalah jasa tour milik Hery Jumadi. “Setelah kita lakukan pe­ nge­cekan, LPj yang dibuat itu se­mua palsu. Tidak hanya memark up atau mengubah kui­ tan­ si pembelian, tapi alamat yang dicantumkan dalam LPj tersebut semuanya tidak se­suai,” terang Erfan, Kamis (22/5). Tidak hanya mengecek ala­mat, Kejari juga mengecek lang­ sung alamat orkes Gita Mah­kota. Hasilnya, di sana ti­ dak ditemukan satu pun alat musik yang baru. Seluruh per­

alatannya termasuk sound system dan audio merupakan ba­ rang lama. Di lembar presensi kehadiran saat latihan orkes, Hery diduga juga memalsu­ kan daftar hadir, sehingga honor latihan setiap minggu yang diterima pemain dan penyanyi dari Januari-De­ sember 2013 yang tercantum di LPj diduga palsu. “Sebagian peralatan ditem­ pel stiker inventaris Disbud­ par (Dinas Kebudayaan dan Pariwisata). Ini menunjukkan peralatan musik dan audio merupakan barang inventaris, bukan barang yang baru di­ beli. Dan seluruh pemain dan penyanyi mengaku tidak per­ nah menandata­ngani lembar daftar hadir atau honor terse­ but. Meskipun diakui pemain dan penyanyi menerima hon­ or latihan tiap minggu sekali, namun tanda tangan tersebut bukan tanda tangan mereka,” jelas Erfan. Sementara, Ketua DPC PDIP, FX Hadi Rudyatmo (Ru­ dy) menyatakan tetap mene­ rus­ kan proses pelantikan 24

cal­on legislatif (Caleg) terpilih pe­ riode 2014-2019 yang su­ dah ditetapkan KPU termasuk Hery Jumadi. Rudy mengatakan, hingga sa­at ini pihaknya belum meli­ hat surat resmi penetapan ter­ sangka dari Kejari. Oleh k­ arena itu, pihaknya belum me­ ngambil langkah apapun. “Sampai hari ini (kemarin) sa­ ya selaku ketua DPC maupun walikota, secara tertulis be­lum melihat suratnya. Jadi, ka­ mi tetap menggunakan pra­ du­ ga tak bersalah. Soal pelan­ti­­ kannya, ya jalan terus. Kalau d­ibatalkan, malah saya bisa di­ anggap melanggar HAM (Hak Asasi Manusia),” kata Ru­ dy ditemui di kantor DPC PDIP. Ia merasa belum perlu mem­berikan pendampingan ukum, karena belum ada h­ ber­kas tertulis soal keterliba­ tan kadernya. Meski demikian jika ada permintaan dari ka­ der, maka DPC siap mendam­ ngi melalui Departemen pi­ Hu­kum dan HAM di partai­ nya. “Secara resmi belum ada ko­munikasi ke partai. Saya nggak komentar dulu. Nanti te­ la­njur bicara banyak, ternya­ ta bu­kan tersangka. Makanya saya mau lihat dulu suratnya,” katanya. g Rudi Hartono | Dini Tri Winaryani | Ari Purnomo

Napi Kasus Pencabulan Meninggal WONOGIRI—Seorang na­ pi penghuni Rutan Kelas II B Wonogiri bernama Sukija­n (50) meninggal dunia di RSUD Dr Soediran Mangun Su­ marso Wonogiri karena me­ ngidap penyakit kanker ge­ tah bening stadium empat, Ra­ bu (21/5) pukul 14.00 WIB. Su­kijan ada­ lah napi kasus pen­cabulan ter­ hadap anak di ba­wah umur. Sebelum dibawa ke RSUD, Su­ kijan telah mendapatkan pe­rawatan di klinik Rutan se­ la­ma delapan bulan. Bahkan ia juga sempat dikemoterapi sebanyak tiga kali di RSUD Dr Moewardi Solo. “Selama di­ kemoterapi, pihak keluarga ju­ga menunggui di klinik Ru­ tan,” salah satu dokter RSUD, So­ni, Kamis (22/5). Menurut Soni, Sukijan yang merupakan warga Du­ sun Dawe, Desa Watuagung, Ba­ turetno, Wonogiri, terus m­ enurun kondisinya sejak Se­lasa (20/5). Selanjutnya, je­ nazah diserahkan kepada pi­ hak keluarga. “Napi Sukijan sel­ama menjalani masa huku­ man berperilaku baik. Bahkan men­jadi tenaga pendamping

un­tuk masjid dan pendidikan di dalam Rutan,” ungkapnya. Kepala Rutan Kelas II B Wo­nogiri, Oga Geovanni Dar­ ma­ wan mengatakan Sukijan divonis tujuh tahun penjara atas kasus pencabulan terha­ dap anak di bawah umur. Me­ nurutnya, Sukijan sebenarnya ting­gal menjalani sisa masa hu­ kuman selama tiga bulan lagi. Oga menerangkan, dengan ke­matian Sukijan maka tahun ini ada tiga orang napi yang me­ninggal di Rutan. Sebelum­ nya, napi atas nama Abdillah ninggal pada Maret lalu me­ juga karena penyakit kanker. Ke­mudian seorang napi titi­ pan Kejari Wonogiri atas ka­ sus perjudian juga meninggal pa­da Januari lalu. Terpisah, pihak keluarga Su­ kijan di Watuagung membe­ kit yang narkan terkait penya­ diderita Sukijan tersebut. Pihak keluarga juga sudah menerima kematiannya ter­sebut. “Ya, me­ mang takdir­nya sudah seperti ini, mau ba­gaimana lagi,” kata salah satu ang­ gota keluarga Sukijan yang enggan menyebut namanya. g Aris Arianto

Baku Tembak, Perampok Kabur Tinggalkan 2 Motor SITUBONDO—Aksi baku tem­ bak mewarnai pengejaran em­p­at orang terduga pelaku pe­ rampokan di Situbondo. Dua anggota Polres Situbondo me­ muntahkan tembakan set­ elah lebih dulu ditembaki pel­ aku. Namun, para pelaku akhirnya berhasil meloloskan di­ri ke arah perbukitan Kecamatan Panji. Kawanan diduga penjahat itu meninggalkan dua se­ peda motor jenis Yamaha Vi­xion dan Suzuki Satria FU di lokasi ke­ jadian di Perumnas Panji Per­ mai, Kecamatan Pan­ ji. Selain itu, polisi juga me­ngamankan sebilah celurit, dua buah helm, obeng, dan sarung milik pelaku yang ter­tinggal di lokasi kejadi­ an. Hingga kini, upaya penge­ jaran terhadap keempat pelaku ma­sih dilakukan. “Kejadiannya dini hari tadi (kemarin). Satu pelaku bawa pistol, jadi sempat diwarnai baku tembak. Pelaku berhasil kabur,” kata Kasubag Humas Polres Situbondo, AKP Wahyudi, Kamis (22/5). Keterangan yang berha­ sil dihimpun menyebutkan, ke­empat pelaku itu tepergok Han­doko (43) berada di de­ pan rumahnya, di Perumnas Panji Permai, Kelurahan Mim­ baan, Kecamatan Panji sekitar pu­kul 02.30 WIB dini hari ke­ ma­rin. Gerak-gerik ketiganya

men­curigakan, karena terlihat mem­buka pelat nomor polisi se­peda motornya. Melihat itu, Handoko yang bermaksud pulang pun akh­ irnya mengurungkan niatnya. Sambil terus melajukan mo­ bilnya, Handoko segera men­ gontak anggota Polres, Aipda Jujuk Prasetiohadi dan Brig­ adir Agus Sunandar. Benar saja, saat kedua anggota polisi itu datang, mereka langsung menegur keempat pria tak dikenal tadi. Kedua polisi itu juga meminta keempatnya menunjukkan kartu identitas. Namun, bukannya menge­ luarkan kartu identitas, keem­ patnya malah mencabut sen­ jata dari balik bajunya. Salah satunya bahkan langsung mengarahkan moncong pis­ tolnya ke arah petugas. Tahu begitu, kedua polisi juga segera mencabut pistolnya. Sadar yang dihadapi­nya poli­ si, keempat pelaku lang­sung ka­ bur sambil beberapa kali meng­ arahkan tembakan ke anggota. Kedua polisi itu se­gera melaku­ kan pengejaran dan melepas­ kan tembakan. Na­mun keempat pelaku ber­ ha­ sil kabur. “Belum terjadi kejahatan, pelaku diduga baru melakukan persiapan,” tan­ das Kasat Reskrim Polres Situ­ bondo, AKP H Sunarto. g Detik

Insan Dipo Ferdias

KASUS ANAK—Ketua Komnas PA, Arist Merdeka Sirait (kanan) menggelar jumpa pers didampingi Heru S Notonegoro dalam kasus penelantaran anak, Kamis (22/5).

Kasus Asusila Menjerat Hardono

Komnas PA Desak Polresta Gelar Tes DNA

SOLO—Komisi Nasional Per­lindungan Anak (Komnas PA) mendesak agar penyidik Pol­resta Surakarta melakukan tes DNA terhadap salah satu pe­ tinggi Partai Golkar Solo, Har­dono dalam kasus tindak asusila dengan pelapor Nura­ ini (34). Seperti diketahui da­ lam laporannya, Nuraini men­ gaku menjadi korban asusila dan melahirkan seorang anak berinisial AS yang kini berusia tujuh bulan. “Polisilah yang menentu­ kan untuk melakukan tes DNA, karena itu sudah diatur dalam putusan MK (Mahka­ mah Konstitusi) untuk me­ nen­tukan status perkara ter­ sebut,” kata Ketua Komnas PA, Arist Merdeka Sirait didam­ ngi kuasa hukum Nuraini, pi­ Heru S Notonegoro saat ber­ ku­njung ke Solo, Kamis (22/5).

Arist menilai cara untuk ngungkap siapa sebenar­ me­ nya ayah biologis dari AS yang paling sederhana adalah dengan tes DNA. Cara itu ha­ rus ditempuh karena Hardo­ no enggan mengaku sebagai a­yah biologis dari anak terse­ but. Padahal, Nuraini telah mem­ buat surat pernyataan kebenaran kasus itu dan si­ap untuk dites DNA. Ia juga me­ nyatakan siap dipenjara seb­ agai bentuk pertanggungja­ bannya apabila hasil tes wa­ DNA tersebut menyebutkan AS bukan anak Hardono. “Ini dah tujuh bulan. Kenapa su­ sam­ pai sekarang belum ada ke­jelasan, ini ada apa?” ung­ kap Arist. Hal senada juga diungkap­ kan oleh Tim Reaksi Cepat lindungan Anak (TRC­ Per­ omi Werdisastro. Ia PA), Na­

menya­y­angkan dengan su­ dah keluarnya Surat Pember­ itahuan Perkembangan Ha­ sil Penyidikan (SP2HP) dari polisi yang menyatakan bah­ wa kasus itu bukanlah tindak pidana. “Hanya orang tolol yang mengatakan jika perka­ ra ini bukan tindak pidana,” tegasnya. Sementara, Heru S Notone­ go­­ro menambahkan pihaknya su­dah melaporkan beberapa ang­gota polisi yang melaku­ kan penyidikan terhadap per­ kara tersebut ke Propam Pol­da Jateng, salah satunya ma­ntan Kasat Reskrim Polres­ta Sura­ karta, Kompol Rudi Har­tono. Ia menilai muncul­nya SP2HP adalah bentuk mani­ pulasi yang dilakukan oleh tim pe­ nyi­­dik. “Jelas ini ada rekaya­ sa dalam perkara ini,” tegas Heru. g Rudi Hartono

Dugaan Korupsi Proyek Perumahan GLA Karanganyar

Mantan Direktur Perumnas Dituntut 1,5 Tahun SEMARANG—Mantan Di­ rektur Korporasi dan Perta­ na­han Perum Perumnas, Su­ nar­ di dituntut hukuman 1,5 ta­ hun penjara dalam kasus d­ugaan korupsi proyek pem­ ba­ ngunan Perumahan Griya La­wu Asri (GLA) Karanganyar. Jaksa penuntut umum (JPU), Slamet Widodo dalam si­dang di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Se­ marang, Kamis (22/5), me­ nga­ takan juga meminta ter­ dak­ wa membayar denda se­besar Rp 50 juta yang jika tid­ak dipenuhi harus diganti de­ngan hukuman tiga bulan pen­jara. Menurut Slamet, terdak­ wa yang pada tahun 2006 lalu

men­jabat sebagai general ma­ na­jer Perum Perumnas Regio­ nal V, diduga telah menerima uang sebesar Rp 665 juta ter­ ka­it proyek perumahan itu. Uang tersebut diduga di­be­ rikan oleh pengurus Kope­ra­si Serba Usaha (KSU) Sejah­ te­ ra Karanganyar, lembaga ke­ uangan yang terkait dengan pro­ yek perumahan dari Ke­ men­terian Perumahan Rakyat (Ke­menpera) itu. “Menyatakan terdakwa ter­ buk­ti bersalah melanggar pa­ sal 11 Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 yang telah diu­ bah dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001 ten­tang pemberantasan tindak pi­ dana korupsi,” katanya dalam

sidang yang dipimpin oleh Hakim Ketua, Mariyana itu. Adapun pertimbangan jak­ sa dalam menuntut di antara­ nya perbuatan terdakwa ber­ tentangan dengan program pemberantasan korupsi. Se­ dangkan hal yang meringan­ kan, terdakwa belum pernah dihukum serta telah mengem­ ba­­likan keuangan negara. Atas tuntutan tersebut, ter­ dak­ wa akan menyampaikan pem­ belaan yang agendanya ba­kal dibacakan pada sidang be­rikutnya. Menurut Sunardi, da­lam pembelaan nanti akan di­ jelaskan tentang tujuan penggunaan uang Rp 665 juta yang diduga bagian dari gra­ti­ fi­­kasi itu. g Antara


Klaten & Boyolali jumat, 23 mei 2014

Lintas Merapi Pemkab Pulihkan Psikologis Warga Kalitlawah BOYOLALI—Pascakonflik yang menyebabkan kerusakan rumah dan membuat warga Dukuh Kalitlawah, Desa Ngaren, Kecamatan Juwangi mengungsi, Pemkab Boyolali membentuk tim penanganan psikologis warga setempat sekaligus membantu perbaikan rumah maupun fasilitas umum yang rusak. Demikian diungkapkan Bupati Boyolali, Seno Samodro, Kamis (22/5). Menurut Bupati, pihaknya akan menurunkan tim khusus untuk memulihkan kondisi psikologis warga pascaserangan perguruan bela diri pada Sabtu (17/5) lalu. Menurut Bupati, saat ini secara psikologis warga mengalami trauma ketakutan akibat serangan tersebut, perlu mendapat perhatian dan penanganan. “Karena itu nanti akan ada tim yang menangani dan memulihkan psikologis warga di sana,” terang Bupati. Lebih lanjut terkait konflik ini, Bupati akan memfasilitasi pertemuan antar pihak yang bertikai untuk penyelesaian konflik secara musyawarah. Rencananya pertemuan akan dilakukan Sabtu (24/5) besok. Meski demikian pihaknya juga mendorong proses hukum yang sudah berjalan saat ini.Sedangkan mengenai kerusakan rumah warga serta fasilitas umum di Kalitlawah, Bupati juga menyatakan akan membantu perbaikannya. Bantuan tersebut akan diserahkan melalui Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Dinsosnakertrans), sesuai dengan pendataan pihak kecamatan setempat. n Ario Bhawono

Jelang Pilpres, Ratusan Linmas Latihan Bersama KLATEN—Dalam rangka mengamankan pelaksanaan Pemilihan Presiden (Pilpres) sebanyak 200 anggota Satuan Perlindungan Masyarakat (Satlinmas) Kabupaten Klaten mengikuti pelatihan peningkatan keterampilan di Halaman Pendapa Kabupaten Klaten, Kamis (22/5).Pelatihan peningkatan keterampilan anggota Satlinmas Klaten tersebut diselenggarakan oleh Badan Kesatuan Bangsa Politik Perlindungan Masyarakat (Kesbangpolinmas) Provinsi Jawa Tengah bekerja sama dengan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Klaten. Dalam pelatihan tersebut mendatangkan pelatih dari Kodim 0723 Klaten dan Polres Klaten. Kabib Linmas Badan Kesbangpolinmas Provinsi Jawa Tengah, Noor Hadi mengatakan, pelatihan keterampilan bagi anggota Satlinmas Klaten bertujuan untuk memberikan bekal ilmu pengetahuan dan keterampilan kepada anggota Linmas dalam rangka mengamankan Pilpres 2014. Dengan kesiapan Linmas di lapangan diharapkan pengamanan Pilpres di semua Tempat Pemungutan Suara (TPS) dapat berjalan aman dan lancar. “Materi pelatihan keterampilan anggota Linmas tersebut antara lain beladiri militer tanpa senjata dan penanggulangan huru-hara. Dengan adanya pelatihan ini kita berharap anggota Linmas dapat mengantisipasi berbagai hal yang dapat membahayakan jalannya Pilpres yang dilakukan oknum-oknum tidak bertanggung jawab,” jelasnya. n Dani Prima

Mahasiswa Demo Blokir Jalan Tuntut Rekannya Dibebaskan

Joglosemar | Dani Prima

BLOKIR JALAN—Mahasiswa dari Stikes Muhammadiyah Klaten dan perwakilan IMM se-eks Karesidenan Surakarta memblokir jalan lingkar selatan Klaten menuntut pembebasan dua rekan mereka, Kamis (22/5).

Mahasiswa tersebut menuntut dua rekannya yakni Fajar Purnomo (24) dan Dimas (25) dibebaskan dari tuduhan pencemaran nama baik oleh salah satu dosen di Stikes Klaten.

BOYOLALI—Sidang Jenetri Ningsih (25), mahasiswi S-2 salah satu perguruan tinggi di Jakarta yang terjerat kasus penyelundupan sabu-sabu seberat hampir satu kilogram melalui Bandara Adi Soemarmo akhir tahun 2013 silam memasuki agenda tuntutan, Kamis (22/5). Sayangnya, sidang terpaksa ditunda karena Jaksa Penuntut Umum (JPU) menyatakan belum siap dengan tuntutannya. Penundaan terpaksa dilakukan majelis hakim lantaran JPU menyatakan

Yati Pesek – Klaten, Jawa Tengah

Foto-foto: Dok.Tupperware SheCAN!

KLATEN—Puluhan mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (Stikes) Muhammadiyah Klaten dan Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) se-eks Karesidenan Surakarta menggelar unjuk rasa di halaman Polres Klaten. Dalam aksi unjuk rasa tersebut mahasiswa sempat memblokir jalan lingkar selatan Kabupaten Klaten sehingga menimbulkan kemacetan sepanjang kurang lebih lima kilometer. Mahasiswa tersebut menuntut dua

rekannya yakni Fajar Purnomo (24) dan Dimas (25) dibebaskan dari tuduhan pencemaran nama baik oleh salah satu dosen di Stikes Klaten. Koordinator Lapangan (Korlap) aksi Pramusti Arnan Yunanto Kamis (22/5) mengatakan dua orang rekannya tersebut ditetapkan sebagai tersangka atas tuduhan pencemaran nama baik yang dilakukan melalui media sosial Facebook. “Kami sudah 10 kali melakukan mediasi dan permohonan maaf atas masalah yang

sudah hampir satu tahun ini namun tidak ada penyelesaian. Hingga kami menerima kabar dua rekan kami ditangkap oleh Polres Klaten atas tuduhan pencemaran nama baik padahal minim bukti dan saksi,” jelasnya. Pramusti bercerita, permasalahan ini berawal saat Dimas yang berstatus sebagai ketua komisariat IMM Stikes Klaten dan Fajar yang merupakan mantan presiden mahasiswa Stikes Klaten melakukan diskusi di Grup Facebook BEM Stikes Muhammadiyah Klaten terkait kondisi kampus mereka. Diskusi berlangsung soal tidak ada transparansi terkait konsep dan pola rekrutmen panitia pengenalan program studi dan massa ta’aruf yang dilakukan oleh dosen yang berada di kampus tersebut. Diskusi tersebut ternyata berbuntut panjang, dosen yang disebutkan namanya di dalam komentar grup Facebook tersebut merasa nama baiknya dicemarkan karena dituduh sebagai orang yang bekerja di institusi Muhammadiyah tetapi bukan orang Muhammadiyah. Sementara itu, Kapolres Klaten AKBP Nazirwan Adji Wibowo sempat gagal membujuk perwakilan mahasiswa untuk melakukan diskusi di dalam Polres karena perwakilan mahasiswa tetap ngotot untuk mengajak seluruh rekan-rekannya masuk ke Polres. Kapolres mengatakan, dirinya merasa sangat menyesalkan atas aksi tersebut karena menurutnya sudah sejak Rabu (21/5) malam pihaknya membuka dialog bersama mahasiswa. n Dani Prima

Sidang Tuntutan Jenetri Ditunda Minggu Depan

Menjaga Tradisi dari Panggung Ketoprak

Dedikasi untuk Melestarikan Seni Keberadaan seni pertunjukan Indonesia perlahan seolah semakin hilang tergerus kemajuan zaman. Adalah seorang Yati Pesek, seniman kelahiran Yogyakarta yang memiliki dedikasi tinggi dalam menjaga kelestarian seni pertunjukan Jawa. Ia telah mulai menari sejak usia tujuh tahun. Sosoknya yang ramah, sederhana, dan penuh senyum membuat namanya terus dikenal hingga kini. Kecintaan akan seni pertunjukkan tradisional jugalah yang mengantar Yati untuk mendirikan padepokan di Manisrenggo, Klaten di tahun 2006 yang diberi nama Padepokan Yati Pesek. Bersama Sumaryo, sang suami, Yati berhasil menjadikan padepokan ini

3

www.joglosemar.co

sebagai pusat kegiatan para seniman di Solo dan Yogyakarta. Di padepokan ini juga Yati menerima anak-anak muda berbakat namun tak memiliki biaya untuk mempelajari kesenian tari, wayang orang, dan ketoprak. “Saya memilih anak-anak, karena saya percaya, dengan melakoni seni, maka anak-anak akan tumbuh menjadi pribadi santun pada orangorang sekelilingnya, terutama orang tua dan masyarakat,” ujar Yati. Tak hanya pada anak-anak, Yati pun peduli pada kaum wanita yang ada disekitarnya. Dengan ikhlas, Yati mengajar kemampuan bermain gamelan dan nembang. Dalam mengajarkan seni budaya, Padepokan Yati Pesek menyediakan semua sarana secara gratis, mulai dari tenaga pelatih, tempat, seragam, kostum, hingga peralatan pentas. “Semua yang saya lakukan di padepokan adalah demi lestarinya eksistensi seni budaya tradisional di tangan-tangan generasi muda,“ ungkap Yati dengan antusias. Membantu Sesama Lewat Kuliner Tidak hanya melestarikan dunia seni lewat Padepokan Yati Pesek, wanita yang selalu penuh tawa ini juga memperkenalkan kekayaan budaya Jawa lewat kuliner. “Rumah Makan Yati Pesek” ia jalankan dengan mempekerjakan sejumlah wanita. “Saya ingin para pekerja di warung makan tidak hanya terus menerus menjadi karyawan, tapi juga ingin suatu hari mereka bisa mendirikan usaha kuliner sendiri,” ujarnya. Yati pun kerap memberi motivasi agar para pegawainya terus memacu diri hingga akhirnya telah banyak dari mereka yang mampu menerapkan ilmu yang telah diperoleh. Bagaimana cerita lengkap Yati Pesek dalam menumbuhkan kembali kecintaan masyarakat akan seni budaya? Saksikan kisahnya dalam tayangan SheCAN! pada Sabtu, 24 Mei 2014, pukul 08.30 WIB hanya di Trans7. n Adv

materi tuntutan terhadap Jenetri belum siap. Dengan permintaan JPU tersebut, majelis hakim yang diketuai Popy Julyani SH, kemudian menunda sidang hingga Rabu (28/5) mendatang. Menurut JPU Retnowati Handayani usai persidangan, ketidaksiapannya membacakan tuntutan lantaran sampai saat ini masih menunggu petunjuk dari Kejaksaan Tinggi Jateng. Petunjuk tersebut diperlukan untuk penyusunan materi tuntutan. “Kami terpaksa meminta waktu enam hari ke majelis

hakim untuk menyiapkan materi tuntutan karena masih menunggu petunjuk dari Kejati,” ungkap Retno. Terkait penundaan ini, ditanggapi salah satu kuasa hukum Jenetri, Ari Santoso, tidak masalah. Menurut Ari, pihaknya siap mengikuti proses persidangan. Hanya saja saat ini pihaknya juga belum menyiapkan materi pledoi , menunggu tuntutan yang disampaikan oleh JPU terlebih dahulu. “Ya menunggu tuntutan JPU apa baru kami siapkan pledoinya,” jelas dia. Seperti yang diberitakan sebelumnya,

Jenetri ditangkap petugas Bea dan Cukai di Bandara Adi Soemarmo, karena kedapatan membawa 946 gram sabu-sabu. Dalam persidangan sebelumnya, terdakwa Jenetri didakwa JPU sudah bertindak tanpa hak atau melawan hukum menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, menukar, atau menyerahkan narkotika golongan I dalam bentuk bukan tanaman beratnya lebih dari lima gram. Perbuatan terdakwa melanggar pasal 114, pasal 113, dan pasal 112 UU 35/2009 tentang narkotika. n Ario Bhawono


SOLO

4

jumat, 23 mei 2014

www.joglosemar.co

Hari Ini Komisi IV Klarifikasi GLH Kami akan minta penjelasan. Teguh Prakosa Ketua Komisi IV DPRD

LAWEYAN—Komisi IV DPRD Kota Surakarta, hari ini menjadwalkan pemanggilan Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak dan KB (Bapermas P3AKB) dan Unit Pelaksana Teknis Badan (UPTB) Griya Layak Huni (GLH). Pemanggilan itu guna mendapat klarifikasi soal rencana penarikan dana jaminan dari United Nations Human Settlements Program (UN Habitat) pada 1 Juni nanti. “Besok (hari ini-red) kami jadwalkan untuk memanggil Bapermas dan GLH. Ada banyak persoalan yang muncul dalam pengelolaan dana UN Habitat itu. Kami akan minta penjelasan,” ungkap Ketua Komisi IV DPRD, Teguh Prakosa kepada wartawan, Kamis (22/5). Dari pertemuan tersebut nantinya sekaligus akan ditindaklanjuti klarifikasi dengan pihak UN Habitat. Teguh belum memastikan klarifikasi dilakukan di DPRD setempat atau di perwakilan UN Habitat di Jakarta.

Teguh Prakosa

dok

“Kalau Bapermas dan GLH sudah bisa kita mintai keterangan, dilanjutkan ke UN Habitat. Kalau bisa ke Solo lebih baik. Kalau tidak memungkinkan ya nanti kita yang ke Jakarta,” ungkap dia. Politisi PDIP itu juga belum mau berkomentar soal rencana pemanfaatannya untuk keperluan relokasi. “Aset tanah itu kejelasannya bagaimana? Soal aset berupa delapan sampai 10 rumah yang dibangun di Kadipiro itu juga bagaimana? Harus diperjelas dulu,” ungkapnya. Terpisah, Walikota Surakarta FX Hadi Rudyatmo (Rudy) memastikan Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta sudah mendapatkan lampu hijau dari UN Habitat untuk menggunakan aset yang sudah dibeli dari dana UN Habitat untuk program relokasi. Hanya saja, proses relokasi baru akan

dilaksanakan setelah adanya penyerahan aset tersebut kepada Pemkot. Nantinya, tanah yang akan digunakan untuk relokasi menjadi milik pribadi dan dilengkapi sertifikat. “Kita tunggu penyerahan tanahnya dulu, kalau sudah ada penyerahan tanah baru dilakukan relokasi,” ungkap Rudy. Relokasi ini menurutnya sejalan dengan program yang diusung oleh UN Habitat mengenai perubahan lingkungan kumuh kawasan Surakarta. Hanya saja, saat program pembangunan rumah di Pringgolayan tidak bisa dilakukan karena terkendala sertifikat, maka dialihkan untuk program relokasi. “Jadi keinginan UN Habitat adalah membantu Pemkot melalui BLUD Griya Layak Huni (GLH) untuk mengubah lingkungan kumuh menjadi sehat. Awalnya kan di Pringgolayan, tetapi tidak bisa terealisasi karena sertifikat,” paparnya. Selanjutnya, program ini dialihkan dengan relokasi warga yang tinggal di bantaran Kali Pepe dan juga yang mendirikan bangunan rumah di atas saluran air. “Jadi nanti yang diprioritaskan adalah mereka yang tinggal di sepanjang aliran Kali Pepe dan juga di atas saluran air,” tandas Rudy. n Dini Tri Winaryani | Ari Purnomo

Mohammad Ayudha

TIDAK TERAWAT—Warga melintas di jalur pedestrian di tepi Kali Pepe, Pasar Kliwon, Kamis (22/5). Jalur pedestrian yang menghubungkan kawasan Lojiwetan ke Pasar Gede tersebut kondisinya memprihatinkan dan tidak terawat.

Pedestrian di Belakang Telkom Tak Terawat PASAR KLIWON—Jalur pejalan kaki atau pedestrian di tepi Kali Pepe yang berada di bekalang Kantor Telkom, Lojiwetan, tampak kotor tak terawat. Dari pantauan, jalan selebar dua meter yang terbuat dari paving block itu kini ditumbuhi rumput dan semak belukar. Bahkan ada beberapa bagian yang paving block-nya mulai pecah. Hal ini juga disayangkan salah satu warga yang kebetulan tengah bersantai di kawasan itu, Supriyadi (35).

“Terlihat semrawut dan ada yang kondisinya rusak. Padahal ini belum lama dibangun, tapi karena tidak terawat jadi seperti ini,” ujar Supriyadi saat berbincang dengan Joglosemar, Kamis (22/5). Menurutnya, orang enggan melewati jalur tersebut lantaran kondisinya yang kotor dan sepi, lantaran berada di belakang gedung-gedung di Jalan Mayor Kusmanto. “Ini jelas eman-eman sekali padahal bagus, harusnya ada perawatan setelah dibangun.

TSTJ Datangkan Kambing Gunung

BPBD Usulkan Kantor Baru BANJARSARI—Kantor sekretariat Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Surakarta yang ada saat ini, dinilai sudah tidak sesuai standar. Pasalnya, kantor tersebut tidak dapat lagi menampung peralatan dan logistik. Kepala Pelaksana Harian BPBD, Eko Nugroho mengatakan supaya memenuhi standar seharusnya kantor tersebut memiliki ruang operasional dan administrasi atau kesekretariatan. “Selain itu perlu gudang peralatan dan logistik tersendiri. Kalau untuk berapa lantai tergantung luasan lahan. Sedangkan saat ini lahan sekitar 2.000 meter persegi,” kata Eko pada wartawan, Rabu (21/5). Selain itu, lanjutnya, pihaknya butuh tempat berlatih penyelamatan tingkat tinggi. “Untuk tempat armada kita juga kurang. Ditambah lagi rencananya kita akan mendapat satu unit mobil dari Badan Nasional Penanggulan Bencana (BNPB),” terangnya. Pihaknya juga mengatakan bahwa saat ini tidak memiliki tempat penyimpanan peralatan yang jumlahnya terus bertambah. Selain peralatan dari Pemadam Kebakaran (PMK) sendiri, juga ada peralatan bantuan dari BNPB, logistik dan ban-

tuan sosial dari masyarakat umum. “Sedangkan saat ini semua masih campur jadi satu padahal harusnya tersendiri. Perahu juga hanya ditumpuk karena memang tidak ada tempatnya. Jaminan keamanan pun dapat dibilang kurang,” imbuhnya. Sementara itu pihaknya mengaku sudah mengirim nota dinas ke Walikota untuk permohonan lokasi gedung kantor yang baru nanti. “Sudah sampai ke DPPKAD dan proses pemilihan tempatnya didasarkan itu dan akan ada pra-DED yang nanti akan jadi landasan untuk membuat proposal untuk bantuan anggaran pembangunan,” ungkap dia. Ia berharap nantinya bisa mendapatkan lahan yang luas untuk kantor baru. “Idealnya memang di tengah kota supaya lebih mudah koordinasi dan hubungan dengan masyarakat juga lebih mudah,” harap dia. Kepala Bappeda Kota Surakarta, Agus Djoko Witiarso membenarkan soal usulan lokasi baru kantor PMK atau yang saat ini dikenal dengan BPBD. Namun pihaknya menyerahkan itu kepada BPBD Kota Surakarta. “Secara teknis tanyakan ke BPBD karena mencakup pelayanan,” kata Agus melalu pesan singkatnya kepada wartawan. n Farrah Ikha Riptayani

Memang kawasan ini belum digarap. Nanti kalau sudah digarap pasti akan berbeda,” ungkapnya. Nunung menambahkan, nantinya di samping jalur tersebut akan diperindah dengan taman-taman. Sehingga akan tertata rapi tidak tumbuh tumbuhan liar yang sampai menutup jalan. ”Ke depan, jalur ini ini sebagai jalur alternatif bagi masyarakat yang ingin ke kawasan Pasar Gede maupun kawasan Benteng Vastenburg.” n Ari Welianto

Bekas SPBU Lojiwetan Segera Dibangun

Balekambang JEBRES—Taman Satwa Taru Jurug (TSTJ) akan mendatangkan sepasang kambing gunung untuk melengkapi koleksi satwa di kebun binatang tersebut. Kambing gunung itu merupakan hasil pertukaran dengan seekor unta betina dari Taman Safari Indonesia, Bogor, Jawa Barat. Hal itu dikatakan Direktur Utama (Dirut) TSTJ, Lilik Kristanto, Rabu (21/5). “Kami bekerja sama dengan Taman Safari Indonesia, kami barter dengan satu unta betina dan mereka juga minta mengawinkan unta jantan milik TSTJ dengan onta betina yang mereka miliki,” jelasnya. Guna memastikan pertukaran tersebut, bulan ini Lilik akan berkunjung ke Taman Safari. Pihaknya juga memastikan kesiapan kandang sebelum sepasang kambing gunung itu tiba. Pasalnya, karakteristik kambing gunung memiliki kesukaan memanjat. “Rencananya itu akan menempati kandang yang dulu untuk kandang tapir, tapi nanti kita buatkan gunungan-gunungan karena kambing ini suka memanjat,” imbuhnya. Sementara Nuraini, dokter hewan TSTJ menambahkan, kambing gunung yang akan didatangkan, dulunya berasal dari Prigen, Pasuruan, Jawa Timur. Menurutnya, kambing gunung bukan jenis satwa yang dilindungi, melainkan jenis satwa eksotik. n Arief Setiyanto

Orang lewat sini jadi takut lihat kondisi seperti ini, sebenarnya mudah dan cepat kalau mau ke Pasar Gede atau Balaikota,” katanya. Sementara Kepala Bidang (Kabid) Perencanaan Ruang DTRK Kota Surakarta, Nunung Setyonugroho memastikan, akan melakukan pembersihan dan memfungsikannya sebagai pedestrian yang tembus ke jembatan depan Balaikota Surakarta. “Ini akan dibersihkan dalam kegiatan kami dan ditata ulang biar terlihat indah.

Jadi Kantong Parkir dan Ruang Publik

Mohammad Ayudha

PEMBANGUNAN ARPUSDA—Walikota Surakarta FX Hadi Rudyatmo (bawah) tengah melakukan peletakan batu pertama pembangunan Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Surakarta di Jalan Hasanuddin, Banjarsari, Kamis (22/5).

Kantor Arpusda akan Dilengkapi Lift BANJARSARI—Walikota Surakarta FX Hadi Rudyatmo (Rudy) melakukan peletakan batu pertama, tanda dimulainya pembangunan Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah (Arpusda) di lahan bekas kantor Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora), di Jalan Hasanuddin Nomor 112, Srambatan, Kamis (22/5). Nantinya, di kantor berlantai tiga tersebut akan dilengkapi fasilitas bagi penyandang disabilitas berupa lift. Kepala Kantor Arpusda, Radik Karyanto memaparkan, anggaran pembangunan tahap pertama mencapai Rp 4,7 miliar. Pelaksanaan pembangu-

nan akan dilakukan selama 180 hari dan rencananya selesai pada 17 Oktober mendatang. Radik memaparkan, untuk periode pertama akan dilakukan pembangunan lantai satu dan dua. “Lantai satu di antaranya untuk kantor, ruang PAUD, dan ruang diskusi. Sedangkan lantai dua untuk perpustakaan dan kegiatan pendukung perpustakaan. Nantinya akan ada akses bagi difabel berupa lift. DED (Detail Engineering Design) sudah final,” papar Radik. Ia juga menyampaikan bahwa untuk tahap ke dua nanti, akan diperuntukkan bagi pembangunan lantai tiga. “Kami

harap 2015 bisa dilanjutkan dan berdasar perhitungan konsultan perencanaan, butuh Rp 4,8 miliar untuk tahap kedua,” imbuhnya. Sementara Walikota Rudy mengatakan, adanya Kantor Arpusda ini perlu dipromosikan kepada masyarakat luas. “Punya gedung arsip daerah, kantor perpustakaan ada. Jadi cara promosi bisa dijadwal. Baik untuk SD, SMP, SMA, SMK dilakukan bergiliran. Promosi ini wajib, karena wajib membaca itu hukumnya wajib. Agar anak-anak kenal perpustakaan daerah,” kata Rudy. n Farrah Ikha Riptayani

PASAR KLIWON—Bekas Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Lojiwetan, akan segera dibangun menjadi kantong parkir dan ruang publik. Hal itu menyusul survei yang dilakukan sejumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) bersama pihak perencana, Rabu (21/5) lalu. “Survei ini untuk menyesuaikan desain perencanaan dengan luas lahan yang terbatas. Karena nantinya itu tidak hanya untuk lahan parkir saja, tapi juga bisa multifungsi,” ujar Kepala Bidang (Kabid) Perencanaan Ruang, Dinas Tata Ruang Kota (DTRK) Kota Surakarta, Nunung Setyonugroho saat ditemui di sela-sela survei di lahan bekas SPBU Lojiwetan. Ia mengatakan, selain untuk ruang parkir, lahan tersebut juga sebagai ruang publik yang bisa dimanfaatkan masyarakat di malam hari. Konsep ini sengaja dibuat untuk menyediakan ruang publik bagi warga menyusul makin menyusutnya ruang publik di Solo. Tempat parkir ini menurutnya dibangun guna mengantisipasi menumpuknya kendaraan yang parkir di Jalan RE Martadinata, kawasan Pasar Gede. Kendaraan di Jalan RE Martadinata, nantinya akan dialihkan ke bekas SPBU terse-

but. Sementara untuk memudahkan masyarakat yang akan berkunjung ke kawasan Pasar Gede, akan dibangun jembatan tepat di sampung kantong parkir ini, apalagi di kawasan tersebut memang sudah ditata. “Nanti akan dikoneksikan dengan kawasan Pasar Gede, jadi masyarakat bisa parkir di sini lalu bisa jalan melewati jembatan yang akan dibangun. Kami terus gerak cepat untuk merealisasikan karena biar kawasan ini tidak mangkrak dan semrawut,” katanya. Nunung menambahkan, fokus saat ini menyelesaikan desain perencanaan dan setelah selesai akan dilanjutkan proses lelang guna memilih pemenang untuk membangun. Pembangunan ini juga melibatkan beberapa SKPD seperti Dinas Pekerjaan Umum (DPU), Dinas Pekerjaan Pasar (DPP), Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) maupun Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo). Tak hanya itu, rencananya di lahan tersebut juga dilengkapi dengan vertical garden di sebelah barat dan timur. “Harapannya konsep ini menjadi pilot project karena dibangun tempat parkir yang multifungsi,” pungkasnya. n Ari Welianto

n MELONGOK PELATIHAN MEMBATIK OLEH DINSOSNAKERTRANS

Berharap Buka Usaha, Sayang Modal Tiada

M

ata Uswatun Khasanah, warga RT 2 RW XII Baluwarti, terus memperhatikan pemaparan instruktur saat mengikuti pelatihan membatik di Dalem Mlayakusuman, Baluwarti, Pasar Kliwon, Kamis (22/5). Setiap materi maupun praktik yang diajarkan instruktur, diikutinya dengan seksama. Kemarin, sekitar 20 peserta yang kebanyakan merupakan ibu rumah tangga, mengikuti Pelatihan Pembentukan Wirausaha Baru (WUB) Batik yang digelar oleh Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Dinsosnakertrans) ini. Setelah mendapatkan materi, mereka mendapat kesempatan membatik, baik secara tradisional

menggunakan canting maupun dengan alat cap. Dengan susah payah mereka mampu menyelesaikan praktik tersebut. Meski hasilnya belum sempurna, mereka tampak senang. “Ini baru pertama saya membatik. Bayangan saya, membatik itu sulit sekali tapi setelah praktik sendiri ternyata mudah dan mengasyikkan,” ujar Uswatun saat ditemui di sela-sela kegiatan. Bagi Uswatun, mengikuti pelatihan membatik ini merupakan kesempatan berharga. “Setelah pelatihan ini, saya akan melanjutkan belajar di rumah. Karena jika tidak maka lama-lama akan hilang dan lupa, ini juga biar benar-benar

bisa,” ungkapnya. Ia mengaku belum akan membuka usaha sendiri, lantaran terkendala modal. Meski demikian, baginya yang penting ialah mendapatkan ilmu terlebih dahulu sambil mengumpulkan modal. “Keinginan buka usaha batik sendiri ada, tapi modalnya pasti tinggi. Itu yang jadi kendala, sementara belajar lagi saja minimalnya punya ilmu dan bisa dulu saja,” sambungnya. Hal senada juga disampaikan Yuliah Diah, warga RT 1 RW XII Baluwarti yang tertarik ingin buka usaha batik kecil-kecilan. “Sebenarnya membatik itu gampang jika benar-benar punya keinginan, memang awalnya harus salah,

Mohammad Ayudha

PELATIHAN MEMBATIK—Peserta melukis kain batik dalam Pelatihan Pembentukan Wirausaha Baru (WUB) Batik di Dalem Mlayakusuman, Baluwarti, Pasar Kliwon, Kamis (22/5). malah belepotan. Tapi kalau mau buka usaha jelas harus pikir-pikir lagi soal modalnya,”

imbuhnya yang sehari-hari berjualan makanan angkringan ini. n Ari Welianto


SOLO

jumat, 23 mei 2014

5

www.joglosemar.co

256 Warga Solo Terjangkit HIV/AIDS Masyarakat harus sadar dan tergerak untuk mencegah virus ini. Ligik Prayoga

Direktur LSM Mitra Alam

Mohammad Ayudha

PEMERIKSAAN HIV/AIDS—Petugas mengambil contoh darah warga pada pemeriksaan Voluntary Counseling Test (VCT) dan Infeksi Menular Seksual (IMS) di RW XVII Semanggi, Pasar Kliwon, Kamis (22/5). Kegiatan tersebut untuk mengetahui lebih dini penyebaran HIV/AIDS sehingga masyarakat bisa mencegah atau mempertahankan hanya status HIV, bukan menjadi AIDS.

Balekambang Pajang Nantikan Realisasi Pendirian Rusunawa LAWEYAN—Rencana Pemkot Surakarta membangun Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa) di wilayah Kelurahan Pajang, mendapatkan respons positif dari pihak kecamatan. Keberadaan Rusunawa setidaknya bisa menjadi solusi permasalahan permukiman di wilayah Pajang. Camat Laweyan, Hendro Pramono mengatakan, sejauh ini pihaknya belum mendapatkan tembusan terkait rencana Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Surakarta yang akan membangun Rusunawa di Pajang. “Jika rencana pembangunan Rusunawa tersebut merupakan program Pemkot dalam menangani persoalan perumahan, kami sebagai pihak kecamatan setuju,” ujar Hendro, Rabu (21/5). Menurut Hendro, Pajang termasuk padat penduduk yang wilayahnya cukup luas. “Harapanya Rusunawa di Pajang nantinya bisa menjadi seperti di Begalon II Kelurahan Panularan,” katanya. n Muhammad Ismail

Dirayu Jadi Timses

S

ebagai partai oposisi, Partai Demokrat membebaskan kader dan simpatisannya untuk menentukan pilihan. Sementara dari sisi struktural, instruksi dari seluruh fungsionaris pun sudah sepakat bersikap netral. “Seluruh pengurus DPC Surakarta siap melaksanakan instruksi pusat. Tidak ke kubu manapun, netral. Tetapi kader dan simpatisan bebas mengekspresikan hak pilihnya. Tidak ada arahan atau tekanan,” ungkap Sekretaris DPC Partai Demokrat Surakarta, Supriyanto, saat berbincang dengan Joglosemar, Kamis (22/5). Keputusan itu rupanya justru membuat partai-partai peserta Pemilihan Presiden (Pilpres) melirik Demokrat. Kader dan simpatisan partai itu masih berpotensi untuk dijaring menjadi pendukung salah satu calon. Supriyanto pun tak luput dari rayuan untuk mendukung salah satu Capres. “Ada juga yang sempat menawari untuk masuk di tim tertentu. Basis massa Demokrat kan masih banyak juga. Tetapi nggak lah. Kami tetap konsisten dan berkomitmen untuk netral dalam Pilpes ini. Sesuai instruksi DPP saya laksanakan,” tuturnya. Politisi yang juga menjabat Wakil Ketua DPRD Kota Surakarta itu tak menghalangi kadernya untuk memberikan dukungan ke salah satu calon. Namun, dia memastikan keikutsertaan mereka tidak mewakili nama partai. “Netral itu bukan berarti Golput ya. Kader dan warga partai boleh saja menjadi bagian dari tim sukses. Tetapi tidak ada kaitannya dengan struktural di Demokrat. Jadi, partainya tidak ke mana-mana, tetapi orangnya bisa saja dimana-mana,” katanya sambil tersenyum. Dia pun mengatakan, tetap akan menggunakan hak pilihnya sesuai ketentuan yang berlaku. “Saya netral, tetapi dukungan akan saya tentukan di bilik nanti. Jadi, kampanye kali ini kami malah bisa hemat tenaga, pikiran dan biaya,” candanya. n Dini Tri Winaryani

Supriyanto dok

SBU Ancam Proyek Jalan di Solo BANJARSARI—Sejumlah proyek perbaikan jalan terancam molor. Hal ini lantaran sejumlah kontraktor belum mengantongi Surat Badan Usaha (SBU). Kondisi ini dikhawatirkan dapat berdampak pada proses pengembangan infrastruktur di Kota Solo. Oleh karena itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta meminta kepada Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK) untuk memberikan solusi terbaik. Kepala Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Surakarta, Ahyani mengakui adanya kendala itu. Yang paling terlihat yakni saat lelang proyek di Jalan Kapten Mulyadi dan Kyai Mojo. Pasalnya, sampai sekarang proyek di dua jalur tersebut belum juga dimulai. “Saat ini lelang memang sudah berjalan, tetapi belum adanya SBU itu jelas menghambat proyek ini,” ungkap Ahyani di sela-sela peletakan batu pertama proyek pembangunan Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah (Arpusda) di Srambatan, Kamis (22/5). Ia menambahkan, sebenarnya aturan terkait syarat kepemilikan SBU itu tidak sulit. Terlebih

aturan itu sudah diinstruksikan oleh Kementerian Pekerjaan Umum (KemenPU) sejak 2011 lalu. Sehingga, kontraktor yang ingin mengikuti proses lelang proyek diwajibkan mengantongi SBU. “Itu semua karena aturan, jadi siapa yang ingin mengikuti lelang harus memiliki SBU baru,” ungkapnya. Sementara itu, Kepala Bidang (Kabid) Bina Marga Nur Basuki mengatakan, panjang dua ruas jalan yang akan diperbaiki lebih kurang 2,5 kilometer. “Kalau untuk perbaikan Jalan Kapten Mulyadi panjangnya lebih kurang 1,2 kilometer, kemudian di Jalan Kyai Mojo 1,3 kilometer. Untuk anggaran proyek ini mencapai Rp 2,5 miliar dan saat ini sudah mulai lelang,” jelasnya. Walikota Surakarta FX Hadi Rudyatmo mejelaskan, terkait adanya kewajiban bagi kontraktor memiliki SBU ini sudah disampaikan oleh LPJK. “Persoalan ini sebenarnya sudah dimulai 2011, jadi kenapa baru kemarin ini dipermasalahkan? Kami juga minta LPJK-nya ini mempunyai pengertian, karena SBU ini bisa menghambat pengembangan infrastruktur kota dan Kabupaten,” ungkap Rudy. n Ari Purnomo

Mohammad Ayudha

COPOT REKLAME—Petugas dari Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset (DPPKA) Kota Surakarta melepas reklame yang berada di sepanjang Jalan Slamet Riyadi, Kamis (22/5). Reklame-reklame tersebut dicopot karena sudah habis masa berlaku pemasangannya.

PASAR KLIWON—Penyebaran virus HIV/AIDS (Human Immunodeficiency Virus Infection/Acquired Immunodeficiency Syndrome) di Kota Solo mulai merambah masyarakat secara umum melalui hubungan seksual. Sementara data dari LSM Mitra Alam menyebutkan, jumlah penderita HIV/AIDS di Solo saat ini mencapai 256 orang. Direktur LSM Mitra Alam, Ligik Triyogo mengatakan, penularan HIV/AIDS kini bergeser. Dari semula lebih banyak melalui penggunaan jarum suntik Narkoba, kini lebih banyak melalui hubungan seksual. Kondisi itu berarti menyebabkan penyebaran HIV/AIDS ke masyarakat umum, termasuk ibu rumah tangga, makin mudah. Hal itu dikatakan Ligik di sela-sela kegiatan pemerik-

saan Voluntary Counseling Test (VCT) dan Infeksi Menular Seksual (IMS) di RW XVII Semanggi, Kamis (22/5). “Sekarang itu penularannya ada perubahan. Jika dulu di tahun sekitar 1998 sampai 2000-an didorong lewat Narkoba jarum suntik tapi sekarang justru lebih banyak lewat hubungan seksual. Bahkan yang terkena pun tidak lagi populasi kunci seperti pekerja seks dan pengguna narkoba, tapi sudah merambah ke masyarakat umum seperti Ibu Rumah Tangga (IRT) dan anak,” terangnya. Dengan kondisi ini pihaknya membuat strategi baru untuk mengantisipasi dengan fokus pada masyarakat tapi tetap tidak melepas populasi kuncinya. Hal ini karena pihaknya tidak bisa mengindentifikasi secara khusus laki-laki berisiko tinggi yang ada di dalam masyarakat. “Masyarakat harus sadar dan tergerak untuk mencegah virus ini dan kami terus mensosialisasikan lewat kader-kader kami yang berasal dari warga juga. Penularan virus ini sudah masuk ke masyarakat dan masyarakat sendiri harus dilibatkan dalam upaya pence-

gahan,” katanya. Ditanya mengenai jumlah penderita HIV/AIDS di Kota Solo, Ligik mengatakan data dari pihaknya mencapai sekitar 256 warga. Jumlah itu tersebar di seluruh kecamatan di Solo. Menurutnya, jumlah itu mengalami peningkatan sejak tahun 2005 lalu sampai tahun 2014 ini. Sebagai langkah antisipasi sekaligus sosialisasi, maka dilakukanlah pemeriksaan berkala. Dengan pemeriksaan itu, diharapkan bisa mengetahui lebih dini adanya virus itu di tubuh seseorang. “Artinya mereka bisa mencegah atau mempertahankan hanya status HIV, bukan AIDS. Memang masyarakat masih awam terkait masalah ini,” imbuhnya. Ligik menambahkan, penderita HIV/AIDS di eks Karesidenan Surakarta saat ini mencapai sekitar 1.260 orang. Sementara Sekretaris Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kota Surakarta, Harsoyo Supodo menyatakan jika sekarang penyebaran yang menjadi perhatian lewat pelecehan seksual. “Itu yang menjadi perhatian kami sekarang dan akan bekerja sama dengan Pemkot untuk mensosialisasikannya,” katanya. n Ari Welianto

Akhir Mei, Pengumuman Lelang Museum Keris LAWEYAN—Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Surakarta akan mengumumkan hasil lelang konstruksi pembangunan museum keris, pada akhir Mei ini. Adanya pemenang lelang ini, diharapkan pembangunan museum yang sempat berhenti, akan bisa dilanjutkan pada Juni. “Pembangunan museum keris bisa kembali dilanjutkan pengerjaanya setelah DIPA (Daftar Isian Penggunaan Anggaran) bantuan dari pusat dipastikan cair pada 21 April lalu,” ujar Kepala Disbudpar, Eny Tyasni Suzana, Kamis

(22/5). Ia memastikan, lelang yang dimulai sejak awal Mei itu akan diketahui hasilnya pada akhir bulan ini. Dalam pembangunan museum keris, imbuhnya, ada dua tahap yang dilelangkan. Yaitu lelang konsultan pengawas dan konstruksi bangunan. “Total anggaran yang dilelang dalam pembangunan museum keris sebesar Rp 6 miliar,” katanya. Menurut dia, dana Rp 6 miliar tersebut terbagi dua, yakni lelang dana konsultan pengawas Rp 100 juta dan kontruksi bangunan Rp 5,6 miliar. Lelang konsultan pengawas lebih

dulu dilakukan pada 18-19 Mei karena sangat penting fungsinya terutama dalam melakukan pengawasan setiap perencanaan pembangunan museum. “Setelah diketahui pemenang lelang konstruksi, langsung dilanjutkan dengan pembangunan fisiknya pada awal Juni,” katanya. Eny mengatakan, pembangunan ditargetkan selesai akhir November atau sebelum masa tutup buku pelaksanaan anggaran APBN pusat. Jadi masih ada waktu enam bulan untuk mengejar ketertinggalan pembangunan museum itu. n Muhammad Ismail

DPRD soal Kasus Hery Jumadi

Tak Sediakan Bantuan Hukum KARANGASEM—Kasus dugaaan korupsi dana hibah yang melibatkan anggota DPRD, Hery Jumadi mendapat tanggapan dari Pimpinan DPRD. Lembaga tersebut memilih menunggu kelanjutan prosesnya hingga berkekuatan hukum tetap (inkrach). Wakil Ketua DPRD Supriyanto menegaskan, kasus yang melibatkan anggota dewan tersebut merupakan persoalan pribadi. Secara kelembagaan tidak ada kaitannya dengan DPRD. “Kasus hibah itu merupakan persoalan personal. Tidak terkait dengan tugas kedewanan. Kami sifatnya menunggu saja hingga keluar putusan hukum tetap,” ungkap

Supriyanto, ketika ditemui di ruang kerjanya, Kamis (22/5). Hal itu akan berbeda jika Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sebagai partai yang menugaskan, mengambil tindakan Pergantian Antarwaktu (PAW). “Kalau soal diganti atau tidak, itu bukan kewenangan Pimpinan Dewan. Itu dikembalikan ke partai yang menugaskan, bagaimana nanti akan menyikapi itu,” tambahnya. Wakil Ketua DPRD M Rodhi mengatakan hal senada. Menurutnya, selama belum ada keputusan hukum tetap, tugas kedewanan tetap bisa dilaksanakan. “Jika persoalan hukum itu terkait dengan produk atau kebijakan DPRD,

maka hak pendampingan bisa saja diberikan. Kalau itu pribadi, DPRD tak punya anggaran untuk itu. Jadi, harus dilihat dulu kasusnya,” kata dia. Meski tak terkait kelembagaan, Ketua DPRD YF Sukasno akan meminta penjelasan terkait kasus tersebut. “Kami akan minta klarifikasi. Kalau soal alamat orkes di Kantor DPRD kan tidak jadi masalah. Yang disoal itu unsur fiktif dalam LPj (Laporan Pertanggungjawaban) hibah,” kata dia. Pihaknya juga masih akan mengkaji kemungkinan adanya bantuan hukum dari DPRD. Mengingat statusnya masih sebagai anggota dewan. n Dini Tri Winaryani

n USAHA PAKAIAN JADI DARI KAIN SISA PABRIK

Dulu Ngontel, Kini Bisa Mengangsur Sepeda Motor

S

uasana pagi di Kampung Dipotrunan, Kelurahan Tipes, Serengan terlihat sibuk. Hal itu terutama terjadi di wilayah RW XIII. Pasalnya, sebagian besar warga di sana terutama kaum perempuan, menjadikan rumahnya sebagai tempat membuat baju, termasuk daster untuk anak-anak. Uniknya, daster-daster tersebut dibuat dari kain sisa dari pabrik tekstil di sekitar mereka. Termasuk daster, salah satunya. “Kain untuk membuat daster ini berasal dari limbah pabrik. Kami membelinya dengan harga Rp 5.000 – Rp 10.000 per kilogram,” kata Ny Sri Joko, salah satu perajin saat ditemui Jogolosemar di kediaman, Selasa (20/5).

Ia memaparkan, sepotong daster dijual seharga Rp 7.000. Cukup murah memang. Namun nyatanya, bisnis rumahan itulah yang justru mampu menjadi penopang ekonomi warga setempat. Ditemui terpisah, Ketua RW XIII, Sunarno (63) mengungkapkan bahwa perekonomian masyarakat sangat terbantu dari usaha membuat pakaian itu. “Dulu ke mana-mana pakai sepeda ontel, tapi sekarang sudah bisa beli dua sepeda motor. Ya meskipun dicicil, tetapi mereka mampu mengangsurnya sampai lunas. Itu berkat usaha ini,” katanya. Menurut Sunarno, usaha kecil-kecilan itu dapat melatih masyarakat untuk mandiri. Ia juga memberikan pinjaman

modal usaha kepada warga, tanpa bunga sedikit pun. “Warga meminjam uang Rp 200.000 sampai Rp 300.000 untuk modal. Setelah jadi pakaian, mereka menjualnya ke sini. Nanti utangnya dicicil sampai lunas,” jelasnya. Sawarni (57), istri Sunarno yang juga menjadi pengepul pakaian jadi hasil produksi warga, mengirimkan pakaian-pakaian itu ke Makassar. Per bulan, ia mampu mengirim 200 kodi. “Ada pembeli di Makassar, biasanya kami mengirim per dua minggu,” jelasnya. Dikatakan Sawarni, penjualan pakaian anak-anak di Makassar masih memiliki prospek bagus. Pembeli dari Makassar itu, menjual kembali pakaian yang

Mohammad Ayudha

PAKAIAN DARI LIMBAH—Warga menunjukkan pakaian yang berasal dari limbah pabrik tekstil di rumahnya kawasan Kampung Dipotrunan, Tipes, Serengan, Solo, Rabu (21/5). dibeli dari Sawarni dan cepat habis terjual. “Dia (pembeli dari Makassar-red) inginnya dikirim

satu minggu sekali, tetapi kami tidak sanggup,” pungkasnya. n Irwan Sehabudin


sragen & karanganyar

6 Lintas Lawu

20 KK Berangkat Transmigrasi KARANGANYAR—Tahun ini Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Dinsosnakertrans) Karanganyar mengajukan sebanyak 20 kepala keluarga (KK) untuk diikutkan dalam program transmigrasi. Kuota tersebut terbilang kecil kare­ na dari Pemprov Jateng memang membatasi dengan alasan belum sepenuhnya daerah tujuan siap untuk dijadikan tem­ pat tinggal baru yang layak. Kepala Dinsosnakertrans Karanganyar, Sumarno menga­ takan keluarga yang dipilih untuk diangkut ke daerah lain itu mayoritas berasal dari wilayah rawan bencana, salah satunya Kecamatan Karangpandan. Saat ini Pemkab masih menunggu kepastian kuota keluarga yang akan disertakan dalam program transmigrasi ini. “Ya memang kuotanya ti­ dak banyak. Tapi nanti masih bisa berubah jumlahnya se­ suai kondisi,” kata Sumarno, kemarin. Untuk daerah tujuan transmigrasi, pemerintah pusat te­ lah menentukan di antaranya Bengkulu, Sumatra Selatan, dan Kalimantan Tengah. Sejauh ini, ujar Sumarno, Pemkab telah membangun komitmen dengan Pemprov Sumatra Se­ latan dan Kalimantan Tengah guna menyukseskan program transmigrasi ini. “Sudah pernah ke sana. Kita survei lokasin­ ya, bagaimana kondisi lahan, apa saja yang ada di sana. Yang sulit itu memang akses masuk ke daerah tujuan, kare­ na transportasi yang masih minim. Tapi kalau sudah sampai lokasi, ya enak,” ungkapnya. g Ahmad Rodif Hafidz

178 Buruh Bakal Gugat Ladewindo & Haddad KARANGANYAR—Se­ banyak 178 buruh PT La­ de­windo Garment Manu­fa­­ cture menggugat bos me­reka, Roestika Cahya Dewi dan PT dad Brands ke Penga­ Had­ dilan Hu­bu­ngan Industrial (PHI) ka­rena bertele-tele da­ lam mem­bayarkan gaji dan ber­ba­gai tunjangan. Mere­ ka ada­lah para buruh yang asih bertahan dan tidak m­ ngikuti jejak 391 orang me­ kannya yang sudah me­ re­ ngun­­durkan diri dan sudah mendapat tali asih. Salah seorang buruh La­ dewindo, Puspita (30) me­ ngaku enggan mundur dari perusahaan jika ha­nya diberikan uang ta­li asih yang wah perhitu­ nilainya di ba­ ngan. Ia dan re­kan-rekannya tetap beru­sa­ha menuntut tunggakan gaji lima bulan yang be­lum dibayarkan sejak tember 2013 silam. Se­ Sep­ bab, jika mengikuti Had­dad, otomatis mereka tidak akan menerima tunggakan ga­ ji tersebut. “Kami tidak mau mundur. Kita sudah si­apkan kuasa hukum untuk meng­ gugat Ladewindo dan Hadd­ ad,” ujarnya, Kamis (22/5). de­ Sementara, bos La­ win­ do, Roestika Cahya wi mengaku tidak bisa De­ be­rbuat banyak atas mun­ dur­nya ratusan buruh yang akhirnya ikut ke pihak Had­dad itu. Meski begitu, lihat secara legali­ jika di­ tas, De­wi mengatakan pe­ duran diri buruh itu ngun­ sifat sepihak dan atas ber­ per­ intah Haddad, sehing­

ga bisa dikatakan tidak le­ gal. Sebab, secara de facto mereka bekerja untuk La­ dewindo. “Silakan yang mau menerima uang dari Had­dad. Yang jelas mere­ ka itu bekerja kepada saya. gaimana pun juga ada Ba­ pro­sedur dari perusahaan,” tukasnya. Menurut Dewi, selama ini Ladewindo hanya digu­ kan sebagai baju oleh na­ ad untuk membuka Hadd­ akses di Indonesia dan K­a­ ra­nganyar. Aturan perusa­ ha­­an pun harus mengikuti ddad. Oleh sebab itu, Ha­ De­wi menegaskan seharus­ nya tunggakan gaji lima bu­ lan merupakan kewajiban dad atas buruh. Me­ Had­ ngat usaha Ladewindo ngi­ yang selama ini berjalan rupakan orderan dari me­ Ha­ddad selaku vendor pe­ ru­s­ahaan ternama dunia. Sebelumnya, Ketua rum Komunikasi Ser­ Fo­ ikat Bu­­ruh Karanga­nyar, Jum­­ha­­ri yang selama ini menga­ko­­modasi ke­pen­ ti­ ngan buruh yang te­ lah nerima uang tali asih me­ da­­ri Haddad menga­ta­kan pi­haknya enggan mem­per­ masa­lahkan para bu­ruh yang masih bertahan be­r­ sama Dewi. Meski begitu, Had­­dad tetap memberi­ kan teng­gat waktu hingga 7 Agustus 2014 bagi bu­ruh yang ingin mengambil uang ngan ca­ tatan tali asih de­ me­reka harus mu­ndur le­ bih du­lu dari Ladewindo. g Ahmad Rodif Hafidz

2.258 Pelanggan PDAM Nunggak, 1.190 Diputus S R A G E N— S e b a n y a k 2.258 pelanggan PDAM Tir­ to Negoro Sragen dilapor­ kan menunggak pembaya­ ran rekening air hingga Mei 2014. Tidak hanya itu, bah­ kan 1.190 pelanggan sudah dilakukan pe­mu­tusan se­ mentara. Hal itu disampaikan oleh Direktur Umum dan Ke­ uangan PDAM Sragen, M Sholeh dalam rilis Bulan Pe­ duli Pelanggan PDAM, Ka­ mis (22/5). Ia menyam­ pai­ kan hingga medio Mei 2014 ini, jumlah penunggak re­ kening air tercatat men­ca­pai 2.258 orang dengan no­minal total tunggakan mencapai Rp 620 juta dan total denda tunggakannya Rp 36 juta. Para pelanggan penung­ gak itu tersebar di 14 wi­layah kecamatan dari 19 k­ e­camatan yang sudah ter­layani PDAM. Dari data di PDAM menun­ jukkan wi­layah Sragen Kota pa­ling banyak menyumbang pe­ nunggak dengan 1.402 pe­lang­gan disusul Sambire­ jo de­ ngan 184 penunggak, dan Gondang 177 penung­ se gak. “Tapi jika dipersenta­ de­ ngan total pelanggan ki­ ta yang sudah 49.441 sam­ bungan rumah (SR), penung­

jumat, 23 mei 2014

www.joglosemar.co

gak tagihan itu hanya 4,24 persen saja,” ujarnya. Menurut Sholeh, para pe­ langgan yang menung­ gak pembayaran rekening tersebut mayoritas dikare­ na­kan faktor tidak ada­nya penghuni rumah. Banyak­ nya warga Sragen yang m­erantau ke luar kota atau men­jadi tenaga kerja Indo­ ne­­sia (TKI) di luar negeri tur­ut menyumbang terjadi­ nya tunggakan. Untuk menekan terja­ dinya tunggakan, jelas Sho­ leh, PDAM telah bekerja sa­ ma dengan sejumlah bank un­ tuk akses pembayaran re­kening air. Saat ini reke­ ning air PDAM sudah bisa di­ bayar di sejumlah bank de­ngan sistem online. Sementara, Corporate Se­cretary PDAM, Siswanto m­ enambahkan dari 2.258 pe­ langgan itu, 1.190 pe­ lang­gan di antaranya sudah diputus sementara. Jika mereka akan mengaktif­ kan kembali maka ting­ gal membayar biaya akti­ va­ si Rp 50.000. Sedang un­tuk pelanggan yang su­ dah diputus lebih dari tu­ juh bulan harus memasang sam­bungan baru. g Wardoyo

216 Honorer Resmi Gugur

511 K2 Lolos Belum Aman Menurut Sekda, ve­ rifikasi sudah ki­ta lakukan secara pro­ sedural dan sesuai da­ta faktual yang di­temukan tim dan sak­si-saksi. SRAGEN—Tim Verifikasi da­ta honorer Kategori 2 (K2) Ka­ bupaten Sragen akhirnya me­ngumumkan hasil verifika­ si K2 dengan hasil akhir jum­ lah CPNS K2 yang gugur seba­ nyak 216 orang. Sementara, Ba­ dan Kepegawaian Negara (BKN) mengisyaratkan untuk 511 K2 yang dinyatakan lolos ve­ rifikasi Pemkab juga be­ lum tentu aman karena ma­ sih akan diverifikasi lagi oleh BKN dan Kementerian Penda­ ya­ gunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Ke­ menpan-RB). Berdasarkan hasil verifika­ si yang diumumkan di Badan Ke­pegawaian Daerah (BKD), Ka­ mis (22/5), jumlah hono­ rer K2 yang lolos tercatat se­ ba­­nyak 511 dari total 727 K2 yang sempat dinyatakan lo­los CPNS beberapa waktu lalu. Ketua tim verifikasi se­kaligus Sekda Sragen, Tatag Pra­ bawanto mengatakan 216 na­ ma yang gugur itu dikarena­ kan ada data pendukung ad­ministrasi yang kurang kuat atau tidak memenuhi syarat. “Verifikasi sudah kita laku­ kan secara prosedural dan sesu­ai data faktual yang dite­ kan tim dan saksi-saksi. mu­ Ha­sil verifikasi itu juga sudah ka­ mi konsultasikan ke BKN

Joglosemar | Wardoyo

CEK HASIL VERIFIKASI—Sejumlah honorer kategori 2 (K2) mengecek data hasil verifikasi K2 yang membuahkan pencoretan 216 honorer di papan pengumuman BKD Sragen, Kamis (22/5). ke­marin,” ujarnya. Tatag juga menegaskan dari hasil konsultasi ke BKN, Rabu (21/5), BKN juga me­ ngi­syaratkan untuk 511 nama K2 yang sementara lolos dari ve­rifikasi Pemkab juga belum ten­tu aman. Pasalnya, verifi­ ka­­si tidak hanya berhenti di kab, namun akan tetap Pem­ lanjut di Kemenpan-RB ber­ ma­ upun BKN. Di tahapan BKN maupun Kemenpan, ji­ka ada data yang tidak meme­nu­

hi syarat juga akan dicoret. Sementara, sejumlah K2 yang tercoret mempertanya­ kan alasan pencoretan dan pro­ses verifikasi yang dinilai ku­rang fair. Heri Suwita Nega­ ra (30), guru K2 asal SDN Blim­ bing 1, Sambirejo me­ nga­ku kecewa karena dirinya me­rasa sudah memenuhi per­ sya­­ratan dan administrasi. Padahal menurutnya, SK per­tamanya tahun 2002 dan di­ rinya benar-benar bekerja se­jak

Program Kesehatan Gratis Sulit Terwujud

Anggaran Kesehatan 2014 Hanya Rp 6,5 Miliar KARANG ANYAR—P ro­ gram kesehatan gratis yang di­ usung pasangan Bupati Kara­ nganyar, Juliyatmono dan Wa­kil Bupati Rohadi Widodo nya­tanya tak memberi ruang leb­ ih bagi Dinas Kesehatan (Dinkes) dalam pengaloka­ sian APBD 2014. Pada tahun ini, Dinkes hanya digelontor Rp 6,5 miliar yang sebagian be­sar bakal digunakan untuk pe­ layanan masyarakat yang be­lum ter-cover dalam Badan Pe­ layanan Jaminan Keseha­ tan (BPJS). Kepala Dinkes Karanga­ nyar, Cucuk Heru Kusumo me­ngatakan untuk tahun ini pi­ haknya mendapat alokasi ang­garan baku sebesar Rp 6,5 mi­liar. Dana tersebut belum ter­masuk anggaran BPJS dari pe­ merintah pusat dan dana alo­kasi khusus (DAK). Namun untuk besaran nominal ke­dua program pemerintah pu­ sat tersebut, ia tidak dapat me­ nyebutkan secara rinci. “Untuk bantuan dari pu­sat, ka­mi nggak hafal nominal­nya. Pengalaman yang sudah, per­ban­di­ngan­

g

dok

Cucuk Heru Kusumo nya satu banding dua. Jadi se­pertiga untuk pe­la­­yanan ting­kat pertama dan dua per ti­ga untuk tingkat lan­jutan,” ka­ta Cucuk, Rabu (21/5). Sementara untuk dana da­ ri APBD 2014 di mana dis­tri­ busi paling banyak diarah­kan untuk membayar pelayanan ma­sya­rakat yang belum ter-cover BPJS, artinya reha­ bilitasi dan pengadaan fasil­ itas kesehatan akan banyak menggunakan DAK, bukan APBD. Sesuai ke­bu­tuhan dan nilai ekonomi sa­ at ini, anggaran untuk fisik dan fasilitas penunjang lain, Cu­ cuk menaksir besarnya men­

capai Rp 5 miliar. “Itu un­tuk obat, rehabilitasi Puskes­mas, pengembangan PKD (Pe­ layanan Kesehatan Dasar), dan sebagainya,” ujarnya. Meski pada APBD 2014 ini Din­kes menerima lebih ban­ yak dari tahun kemarin yang ha­nya Rp 5 miliar, Cucuk me­ ngaku jika melihat kebutu­ han yang ada, maka anggaran Rp 6,5 miliar itu masih ku­ rang. Un­tuk itu, ia berharap agar bu­pati lebih cermat un­ tuk mem­buka ruang poten­ si ke­bu­tuhan infrastruktur. “Karena itu kan masuk dalam visi dan misinya (bupati),” tandas­nya. Mengenai pengadaan alat me­dis, ia mengatakan sebagi­ an besar dana adalah bantu­ an dari pusat. Sedangkan dari APBD hanya sebagian kecil sa­ ja. Cucuk menghitung ke­ mung­kinan dari bantuan Rp 5 miliar pusat itu dibagi untuk pem­biayaan obat sebesar Rp 3 miliar, alat medis Rp 1 mi­ liar, dan untuk fisik Rp 1 mi­ liar. “Kalau melihat itu artinya j­elas belum mencukupi,” im­ buhnya. g Ahmad Rodif Hafidz

tahun itu tanpa terputus. Na­ mun ia mengakui memang ti­ dak masuk database dan ti­dak ikut tes seleksi honorer ta­hun 2005 karena sedang me­ngikuti mes. seleksi atlet pra SEA Ga­ suknya “Tapi ada K2 yang ma­ bareng saya, tidak ma­suk database juga tidak gug­ur. Sampai sekarang saya ju­ga tidak diberi coretan saya tahu alasan pen­ apa, karena ke­marin saya juga tidak dive­ri­­fikasi,” ujarnya. Dwi Kuncoro (29), K2 di SD

yang sama dan juga tercoret me­nyayangkan mekanisme ve­ rifikasi yang menurutnya hanya melihat administrasi data, tan­ pa terjun langsung mengecek aktif dan tidaknya K2. Menanggapi hal itu, Tatag me­ negaskan, jika memang ada keberatan atau komplain, di­persilakan mengadu ke se­ kre­tariat sebelum tanggal 24 Mei. Pasalnya, data harus dia­ ju­kan ke BKN paling lambat tanggal 31 Mei. g Wardoyo

Nasib Pimpinan Satker Dipertaruhkan di SPTM SRAGEN—Meski verifikasi oleh tim Pemkab sudah sele­ sai, nasib para pimpinan Sat­ ker belum sepenuhnya aman. Se­baliknya, nasib mereka kini akan dipertaruhkan di Surat Per­ nyataan Tanggung Jawab Mut­lak (SPTM) terhadap data K2 yang mereka tanda tangani dan akan dilampirkan saat pe­ ngajuan berkas ke BKN. “Ya, nanti yang bertanda ta­ ngan terakhir memang bupa­ti. Ta­pi SPTM dari pimpinan Sat­ ker juga akan kita lampirkan. Ka­rena merekalah yang per­ ta­­ma kali bertanggung jawab atas data K2 di tingkat Satker,” ujar Ketua Tim Verifikasi K2 Sra­gen, Tatag Prabawanto, Ka­ mis (22/5). Menurutnya, SPTM pim­ pi­ nan Satker memang akan di­ lampirkan sesuai hasil kon­ sultasi ke BKN Regio­ nal Yogyakarta dua hari lalu. Me­ nurutnya, selain menga­ pre­­siasi langkah tim verifikasi K2, BKN juga mengisyaratkan SPTM pimpinan Satker juga men­jadi salah satu berkas uta­ ma yang harus dilampirkan.

Dengan kondisi itu, maka waktu-waktu ada komplain se­ atau ketidakvalidan data K2, ma­ ka penanggung jawab per­ ta­ m­ a adalah pimpinan Satker. Ter­masuk, ketika ada problem h­ukum maka SPTM pimpinan Sat­ker yang menjadi dasar per­ timbangan pertama. “Iya me­ mang demikian. Karena me­reka (pimpinan Satker) yang bertan­ da tangan dan ber­ tanggung jawab atas data K2. BKN kemarin juga seperti itu,” terangnya. SPTM pimpinan Satker itu me­ mang menjadi salah satu ber­kas untuk pengusulan No­ mor Induk Pegawai (NIP) CPNS ke BKN. Berdasarkan surat edaran dari Sekda Sragen No 800/1142/027/2014 tang­ gal 21 Mei tentang pedoman pemberkasan NIP tenaga honorer K2 formasi CPNS ta­ hun anggaran 2013-2014, se­ lain SPTM dari tenaga honor­ er yang bersangkutan, SPTM pejabat pembina kepega­ waian yang ditandatangani pimpinan Satker menjadi per­ syaratan berkas yang wajib disertakan. g Wardoyo

TKW ASAL SRAGEN, SUTARWI MENINGGAL DI MALAYSIA

18 Tahun Tanpa Kabar, Anak Sampai Lupa Punya Ibu

1

8 tahun berjuang me­ ngais rezeki di negeri ji­ ran, Malaysia dengan me­ninggalkan putri dan ke­lu­ ar­ganya, Sutarwi (40), warga Du­kuh Kebonromo RT 6 RW II, Ngrampal, harus menga­ khi­ri semua mimpinya karena me­ninggal akibat sakit. Kesunyian rumah kecil mi­ lik Sunaryo (70), pagi kemarin men­ dadak berubah menjadi ke­ haruan. Tangis langsung pe­cah begitu mobil ambulans pe­ ngangkut jenazah Sutarwi ti­ba di rumah milik orangtua Sutarwi yang pagi itu sudah dipenuhi warga dan kerabat yang menunggu kedatangan jenazah korban. Begitu peti jenazah ditu­ kan, ratapan pun mulai run­ terd­engar dari arah pintu ma­ suk rumah. “Mbokku endi, mbok­ku...” Sesaat kemudian be­berapa ibu-ibu dan remaja pu­tri berseragam sekolah ter­

lihat menenangkan gadis ke­ cil bernama Suprihatin (18), yang tak lain adalah putri se­ mata wayang Sutarwi. Sejurus kemudian, ia terli­ hat ambruk dan menangis se­ jadi-jadinya. Bahkan, karena kondisinya tak kuat, Prihatin yang baru saja pulang dari tem­ patnya bekerja di Surabaya itu memilih tak ikut mengantarkan pemakaman ibunya. Apa yang dirasakan Prihatin memang bisa dimaklumi. Sebab dari pe­ nuturan Sunaryo dan beberapa tetangga, hingga usia 18 tahun ini, Prihatin tak pernah melihat wajah atau merasakan asuhan dari ibu kandungnya. “Dia (Sutarwi) merantau dan meninggalkan anaknya ke­ tika masih berumur selapan (40 hari). Alasannya dulu i­ngin mencari suaminya, tapi sam­pai anaknya sekolah dan umur 18 tahun ini tak pernah kem­ bali dan pulang-pulang

Joglosemar | Wardoyo

DUKA TKW—Suasana duka terlihat di rumah Sunaryo (73) orangtua Sutarwi (40), TKW asal Kebonromo, Ngrampal, Sra­ gen yang tewas di Malaysia, Kamis (22/5). su­dah meninggal,” ujar Sukir, sa­lah satu warga. Sunaryo juga menuturkan sa­at itu Suprihatin memang di­ asuhnya sendiri dengan se­ga­­la keterbatasan bersama is­tri­­nya, Suwarni (65). Bahkan, ka­rena su­

dah ditinggal sejak ba­yi, cucunya itu tak pernah ta­hu jika ternyata punya ibu sen­diri. Selama ini, cucu­nya itu memang mengang­ gap dirinya adalah orangtuan­ ya dan baru tahu ketika datang jenazah Sutarwi kemarin. Sela­

ma 18 tahun pergi, Sutarwi juga tak pernah menyampaikan ada di mana dan tidak pernah ada kabar apalagi pulang. “Genduk (Suprihatin) itu tahunya ya mbahe (kakek-ne­ neknya) orangtuanya. Dia nggak tahu kalau punya ibu. Saya tahu kalau dia (Sutarwi) kerja di Malaysia ya baru ke­ marin dikabari temannya dari Pilangsari. Sebelumnya nggak pernah tahu ada di mana. Dulu waktu pergi dari rumah, pamitnya nitip bayi suruh ngopeni,” terangnya. Kemarin jenazah korban langsung dimakamkan di pe­ makaman umum desa setem­ pat. Bersamaan dengan itu, Dinas Tenaga Kerja dan Trans­ migrasi (Disnakertrans) mem­ berikan santunan duka cita ke­ pada kerabat yang diserahkan langsung oleh Kasie Penem­ patan Tenaga Kerja Dalam dan Luar Negeri, Suyono. g Wardoyo


sukoharjo & wonogiri jumat, 23 mei 2014

7

www.joglosemar.co

Dua Pengedar Uang Palsu Dibekuk Petugas Amankan 450 Lembar Uang Pecahan Rp 100.000 Mereka curiga dengan uang pecahan Rp 100.000 yang dibelanjakan tersangka Wahyu. WONOGIRI—Dua orang yang menjadi tersangka pengedar Uang Palsu (Upal) berhasil ditangkap jajaran

Satuan Reserse dan Kriminal (Satreskrim) Polres Wonogiri. Dari hasil penggeledahan di kediaman tersangka, polisi berhasil mengamankan barang bukti berupa puluhan juta Upal yang terdiri dari ratusan lembar pecahan Rp 100.000. Kedua tersangka pengedar Upal adalah, Wahyu Liana (41) warga Dusun Turi RT 7 RW I Desa Sejati, Giriwoyo dan Didik Suwoyo (38), warga Tambakrejo

RT 9 RW VIII Sumber Manjing Wetan, Malang, Jawa Timur. Mereka ditangkap di kediamannya masing-masing, Rabu (21/5) sekitar pukul 22.00 WIB. Kasatreskrim Polres Wonogiri AKP Budiarto, Kamis (22/5) mengatakan, keberhasilan penangkapan tersebut berawal dari laporan masyarakat. Ada kecurigaan dari anggota masyarakat terutama kalangan pedagang. Mereka curiga den-

gan uang pecahan Rp 100.000 yang dibelanjakan tersangka Wahyu. Sebab, saat diteliti ternyata tidak sesuai ciri-ciri uang asli. “Ada laporan dari pedagang makanan bebek goreng yang mendapatkan uang pecahan Rp 100.000 yang baru saja dibelanjakan tersangka. Laporan yang sama juga datang dari seorang pedagang bakso,“ kata Kasatreskrim.

Polisi kemudian melakukan penggeledahan di rumah tersangka. Saat dilakukan penggeledahan di kediamannya, polisi mendapatkan barang bukti, yakni, 450 lembar pecahan Rp 100.000-an. Jika ditotal Upal tersebut mencapai Rp 45 juta. Polisi kemudian mengembangkan penyelidikan, dan dapat ditangkaplah tersangka kedua, bernama Didik tersebut.

Kapolres AKBP Tanti Septiyani menerangkan, pihaknya kemudian melanjutkan penyelidikan dan pengembangan. Dan hasilnya, ternyata tersangka tidak hanya satu, sebab ada tersangka lainnya. Yakni, Didik yang kemudian ditangkap. Keduanya kini masih menjalani pemeriksaan di Mapolres Wonogiri. Belum dipastikan apa peran Didik dalam kasus tersebut.

Sementara berdasarkan penelusuran, Wahyu merupakan pendatang baru di daerahnya. Sebelumnya warga kelahiran Malang tersebut adalah perantauan dari Kalimantan. “Saya memang mendengar adanya penangkapan pengedar uang palsu, tapi tidak kenal dengan yang namanya Wahyu itu,“ ujar warga Giriwoyo yang enggan menyebut nama. n Aris Arianto

SUKOHARJO—Sekitar delapan Pedagang Kaki Lima (PKL) yang biasa berjualan di sekitar Gedung Pusat Promosi Potensi Daerah (GPPPD) atau Eks Gedung Lowo pada malam hari berpindah di trotoar sepanjang Jalan Veteran, Sukoharjo. Alhasil, kondisi jalan tersebut macet dan diprotes oleh warga sekitar. Perpindahan para PKL itu sehubungan dengan larangan berjualan di area gedung yang sudah mangkrak sekitar tiga bulan itu. Nantinya, gedung tersebut akan digunakan untuk pameran produk-produk Sukoharjo dan Ruang Terbuka Hijau (RTH). Alhasil, PKL yang biasanya mangkal di sana dilarang berjualan sejak gedung itu selesai dibangun. Ketua Paguyuban PKL Jalan Veteran Sukoharjo, Joko Cahyono mengungkapkan selama ini mendapatkan protes dari sejumlah warga. Di mana, warga mengeluhkan akses jalan yang sempit lantaran digunakan oleh PKL untuk berjualan serta jasa parkir bagi pengunjung Alunalun Satya Negara dan Jalan Veteran pada malam hari. “Dulunya di trotoar Jalan Veteran tidak ada PKL. Na-

mun, pasca-ada larangan berjualan di sekitar Eks Gedung Lowo, kini ada delapan PKL yang pindah ke trotoar Jalan Veteran. Bahkan ada sebagian mendirikan bangunan permanen,” kata dia di gedung DPRD Sukoharjo, Kamis (22/5). Joko menambahkan di area itu sebenarnya sudah ada larangan berjualan. Di mana, trotoar memang tidak difungsikan sebagai tempat berjualan, baik permanen maupun nonpermanen. Dia juga mendapatkan protes dari sesama PKL. Pasalnya, ada satu orang PKL yang memiliki beberapa lapak sekaligus. “Kami berharap Pemkab segera menangani masalah ini sehingga Sukoharjo masih memiliki peluang besar mendapatkan Adipura,” ujarnya lagi. Menanggapi hal itu, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol) PP Sukoharjo, Sutarmo menyatakan masih berusaha mengedepankan musyawarah dengan mengundang paguyuban PKL.“PKL diperbolehkan berjualan asalkan lapaknya bongkar pasang. Kalau permanen akan kami tertibkan,” tegasnya. n Murniati

Joglosemar | Murniati

COR RUSAK—Jalan cor di Dukuh Kuwaron, Desa Kateguhan, Tawangsari, Sukoharjo, yang baru dibangun tiga bulan lalu sudah rusak, Kamis (22/5).

Dana Proyek Jalan Cor Diduga Digelembungkan SUKOHARJO—Pembangunan jalan desa di Dukuh Kuwaron, Desa Kateguhan, Tawangsari diduga di-mark up. Pasalnya, baru selesai dibangun sekitar tiga bulan lalu, jalan sepanjang 400 meter itu sudah retak dan rusak. Melihat hal itu, warga pun protes kepada pemerintahan desa setempat. Apalagi, selama ini warga juga membantu dalam hal logistik saat pengecoran jalan dilakukan oleh pihak rekanan. Mereka pun mendesak kepada rekanan untuk memperbaikinya. Salah seorang warga Tawangsari, Wahyono mengaku curiga atas kualitas jalan itu. Jika melihat pembangunan jalan melalui sistem cor, maka diperkirakan bisa bertahan bertahun-tahun. Pasalnya, campuran dan adukan material berbeda dengan pengaspalan biasa. “Jalan itu dibangun sebelum Pemilihan Legislatif (Pileg). Jadi, kalau dihitung sampai sekarang baru tiga bulan. Tapi kenapa jalannya sudah rusak? Ada yang retak, hancur dan berlubang,”

kata dia, Kamis (22/5). Wahyono mengungkapkan dilihat dari kualitas bangunan, kecurigaan warga mengarah pada perbandingan material yang tidak pas. “Jika pas, pasti akan bertahan lebih lama. Bandingkan saja dengan Proyek Percepatan Infrastruktur Desa (PPID) yang awet,” ujarnya. Hanya saja, saat ditanya dari mana dana yang digunakan untuk pengecoran, dirinya mengaku tidak tahu. Bahkan, dirinya sudah membawa sampel cor jalan yang rusak itu. Sampel itu rencananya ditunjukkan kepada Kepala Desa (Kades) Kateguhan sehingga tidak ada asumsi jika itu laporan palsu. Ditambahkan Wahyono, meski sudah selesai dibangun namun proyek itu belum diserahkan kepada pemerintah desa setempat. Pihaknya pun berharap pemerintah setempat tidak akan menerimanya ketika kondisi jalan rusak seperti itu. Sementara itu, hingga berita ini ditulis, Kades setempat belum bisa dihubungi. n Murniati

Joglosemar I Aris Arianto

Diusir, PKL Lowo Pindah ke Trotoar

KARAWITAN PELAJAR—Penampilan salah satu peserta Festival Karawitan Pelajar di pendapa Rumah Dinas Bupati Wonogiri, Kamis (22/5).

Festival Karawitan Semarakkan Hari Jadi WONOGIRI—Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disbudparpora) Wonogiri menghelat, Festival Karawitan Pelajar, di Pendapa Rumah Dinas Bupati, Kamis (22/5). Acara terse-

but diselenggarakan untuk menyemarakkan Hari Jadi ke273 Kabupaten Wonogiri. Kasi Seni Budaya Disbudparpora Wonogiri, Eko Sunarsono mewakili Kadinas Senthot Sujarwoko mengatakan, festival

diikuti 16 grup SMP, SMA dan SMK dari seluruh Wonogiri. Setiap peserta membawakan satu gending wajib dan satu gending pilihan. Gending wajib yakni Ketawang Cokrowolo Slendro 9. Sedang gending pilihan antara

lain Nganda Layangan, Kenthongan, dan Generasi .”Satu grup peserta terdiri atas 25 orang sampai 30 orang,“ ujar Eko. Sebenarnya, lanjut Eko, selain menyemarakkan hari jadi, festival ini digelar un-

tuk menanamkan kecintaan pada seni karawitan. Sekaligus mendapatkan calon seniman-seniwati di bidang karawitan. “Supaya seni karawitan tidak hilang “ sebut Eko. n Aris Arianto

Pekerja Anak Tanah Eks Bondo Deso Dilelang Terbanyak di Wonogiri Timur dan Selatan WONOGIRI—Wonogiri bagian timur, selatan dan kota, merupakan titik sentral konsentrasi pekerja anak. Oleh karena itu, di wilayah tersebut didirikan shelter atau rumah singgah dalam program Pengurangan Pekerja Anak Program Keluarga Harapan (PPA PKH) 2014. Di ketiga wilayah Wonogiri, yakni timur, selatan dan kota, didirikan masing-masing dua shelter. Data dari Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Wonogiri, pada tahun 2014 ini, Wonogiri memperoleh jatah membina 210 pekerja anak. Mereka dibina di tujuh shelter. Setiap shelter dihuni 30 pekerja anak. Dari tujuh shelter, enam di antaranya berlokasi di tiga wilayah tersebut. Wilayah timur berpusat di Slogohimo, selatan di Baturetno, dan kota di Wonogiri. Satu shelter lainnya ada di Ngadirojo. Dari 210 pekerja anak, 180 di antaranya berasal dari sekitar ketiga wilayah itu. Dan hanya 30 pekerja anak yang berasal dari wilayah lain. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Disnakertrans Wonogiri, Bambang Haryadi melalui Kepala Bidang (Kabid) Pengawasan Tenaga Kerja, Santoyo, Kamis

(22/5) mengatakan, data pekerja anak berasal dari penyisiran di lapangan. Melalui sejumlah tenaga pendamping PPA PKH, dilakukan pendataan para pekerja anak. Kriterianya, masih berusia sekolah pendidikan dasar atau di bawah umur 17 tahun dan dari keluarga miskin. “Dari pemerintah pusat kami dijatah 210 pekerja anak, meningkat daripada tahun 2013 yang hanya 90 anak. Saat sekarang sudah kami dapatkan sejumlah itu, dan akan dimulai program pembinaannya pada pekan depan,“ kata Santoyo. Sayang, dirinya belum memiliki data jumlah pekerja anak secara keseluruhan. Santoyo berdalih hal itu bukan kewenangannya. Pasalnya merupakan ranah di Dinas Pendidikan atau Dinas Sosial. Disinggung soal kemungkinan adanya pekerja anak yang belum terdata tahun ini, Santoyo menjelaskan, bisa saja dimasukkan dalam data PPA PKH pada tahun selanjutnya. Namun, semuanya kembali pada pemerintah pusat. Sebab, pihaknya di daerah hanya sebatas pelaksana. Termasuk anggaran untuk program ini, pemerintah pusatlah yang menanganinya. n Aris Arianto

W O N O G I R I— S e p e r t i g a dari seluruh tanah milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) yang ada di kelurahan bekas desa, atau disebut tanah eks Bondo Deso, belum bersertifikat. Tanah eks Bondo Deso itu saat sekarang tengah dilakukan proses pelelangan. Di Wonogiri total ada 43 kelurahan. Dari jumlah tersebut, empat di antaranya didirikan dari awal memang berbentuk kelurahan. Sedang, 39 lainnya, dahulu berbentuk pemerintahan desa. Hanya saja, ada kebijakan zaman Orde Baru sekitar awal dasawarsa 80-an, desa-desa itu akhirnya berubah bentuk menjadi kelurahan. Selanjutnya, tanah kas 39 bekas desa tersebut, secara otoma-

tis menjadi hak milik Pemkab Wonogiri. Ada total 563 hektare tanah bekas desa yang terbagi dalam sekitar 900 bidang tanah. Kepala Bagian (Kabag) Pertanahan Setda Wonogiri, Puji Santoso, Kamis (22/5), dijumpai di sela-sela Rapat Koordinasi Lelang Tanah Eks Bondo Deso di Ruang Data kompleks Setda, mengatakan, mengacu data terakhir, baru 70 persen dari keseluruhan bidang tanah yang bersertifikat. “Bukan ada masalah apa-apa, bidang tanah belum semua disertifikatkan, karena memang belum ada anggaran,“ sebut Puji. Namun, pihaknya tetap mengupayakan penyertifikatan keseluruhan aset tersebut. Tanah eks Bondo Deso itu akan

dilelang kepada pihak pengguna. Lelang dilaksanakan setahun sekali. Nantinya uang hasil lelang akan langsung masuk ke Kas Daerah di Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD). Pada tempat yang sama, Kepala DPPKAD Wonogiri, Haryono melalui Kepala Bidang (Kabid) Pajak Daerah, Sutikno mengatakan, uang hasil pelelangan tanah eks Bondo Deso akan dimasukkan dalam pos pendapatan lain-lain yang sah. “Target di tahun 2013 terlampaui dengan berhasil masuk Rp 1,2 miliar. Kami yakin, target tahun ini juga sama. Nanti semua uang hasil lelang langsung masuk ke Kas Daerah,“ kata Sutikno. n Aris Arianto

JAGONGAN— Jajaran Polres Sukoharjo bersama Kodim 0726/ Sukoharjo, serta Muspika Polokarto menyelenggarakan Jagongan Kamtibmas di pendapa kecamatan setempat, Kamis (22/5). Dok Humas Polres Sukoharjo

PDIP Bentuk Tim Pemenangan Jokowi-JK SUKOHARJO—Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDIP menargetkan 75 persen suara untuk pasangan Joko Widodo (Jokowi)-Jusuf Kalla (JK) dalam Pilpres 9 Juli mendatang. Guna merealisasi target itu, PDIP akan mengundang mitra koalisi dan membentuk tim pemenangan Jokowi-JK. Seperti yang kita ketahui bersama, pasangan Jokowi-JK maju menjadi bakal Calon Presiden (Capres) dan Calon Wakil

Presiden (Cawapres) dengan diusung oleh PDIP bersama tiga partai lainnya. Tiga partai yang dimaksud antara lain Nasional Demokrat (Nasdem), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), dan Hati Nurani Rakyat (Hanura). Melihat kekuatannya bersama tiga partai lainnya, DPC PDIP optimis mampu meraup suara untuk Jokowi-JK sebesar 75 persen. Baginya, angka itu sangat realistis. “Kami yakin bisa memperoleh 75 persen su-

ara. Sosok Jokowi yang dikenal bersih dan tidak neko-neko ditambah dengan profil JK yang sudah terbukti, kami yakin bisa meraihnya,” kata Ketua DPC PDIP Sukoharjo, Wardoyo Wijaya saat dihubungi, Kamis (22/5) siang. Selain itu, Jokowi yang berasal dari Solo merupakan tokoh yang tidak asing lagi bagi warga Sukoharjo. Bahkan, pihaknya sudah melangkah dengan melakukan konsolidasi

internal baik di pengurus DPC, ranting, maupun anak ranting. Bahkan, di luar struktural sudah muncul simpatisan dalam bentuk Tim Lima. Yakni terdiri dari lima orang yang berasal dari tataran RT. “Tim Lima itu berasal di luar birokrasi dan partai,” ujarnya. Di eksternal dalam hal ini mitra koalisi, PDIP juga sudah menyiapkan perencanaan. Di antaranya dengan mengundang para mitra koalisi untuk

membentuk tim pemenangan Jokowi-JK. “Saat ini saya masih di luar kota. Rencananya, Senin (26/5) mendatang kami akan mengundang para mitra koalisi ke kantor DPC guna membentuk tim pemenangan Jokowi-JK,” tegasnya. Dalam rapat tersebut juga akan membuat strategi untuk meraup suara di Pilpres. “Semuanya mulai bergerak. Baik partai maupun simpatisan,” katanya lagi. n Murniati


opini

88

JUMAT, 23 MEI 2013 2014 JUMAT, 8 MAreT

www.joglosemar.co

Refleksi

K J

asus salah tangkap kepada warga masyarakat tetap saja berulang. Hanya saja, kepolisian selalu saja berpikir sederhana ajaran Dishubkominfo yakni sekadar memintamengmaaf Kota Solo kembali dangelar tak uji adakelaikan pertanggung jalan jawaban sejumlah yang lebih bus serius.yang kepada masuk ke dalam Terminal TirtonaSeperti kasus salah di. Mereka menggandeng Ditangkap terhadap warga Kota shubkominfo Solo bernama Provinsi Tukimin Jawa alias Tengah. Hasilnya, belasan Kadir (42), warga Kampung armada bus Gandekan, dinilai tak Jeblaik Banyuharjo, jalan. Busbelum tersebut terdiri res, Solo lama ini. dari busMenurut Antar-Kota Dalam ProvinKapolresta Solo, siKombes (AKDP), AnPol Antar-Kota Iriansyah mentar-Provinsi (AKAP) dan salah angyatakan bahwa kasus kutan pedesaan. tangkap terhadap Tukimin suDari sejumlaholeh busMabes yang dah diselesaikan dinilai tak ada laik penjelasan jalan itu, sebaPolri. Tak apa gian berasal daridengan peruyang juga dimaksudkan sahaan-perusahaan “diselesaikan” tersebut.otobus terkemuka. Tak dengan hanya tidak Bagiamana ulah laik jalan, banyak para penangkap yangdijumpai melakupula bus yang fatal tidak tersebut. memilikan kesalahan ki kelengkapan operasional Pasalnya dalam kasus salah maupun kelengkapan teknis. tangkap terhadap Tukimin itu Selainjuga itu,mengalami banyak pula korban tinditemukan sejumlah buscendyang dakan kekerasan atau menggunakan piranti membaerung penyiksaan. hayakan penumpang seperti Tukimin saat itu ditangkap penggunaan ban vulkanisasi, oleh sekelompok orang yang pintu bus yang rusak sehingga menggunakan penutup watak bisa ditutup dan seterusnya. jah. Ia ditangkap saat hendak Dari hasil uji kelaikan menberangkat ke masjid. Setelah dadak tersebut bisa disimpulditangkap, Tukimin mengakan bahwa faktor keselamatan ku dimasukkan ke mobil dan masih sering diabaikan oleh kemudian diajak ke sebuah para operator transportasi tempat serta berkeliling. Di atau para petugas transportasi saat itulah ia banyak mendi lapangan. Padahal, kelaikan galami tindakan operasional armadakekerasan menjadi dari para harga matipenangkapnya. agar peristiwa keAda dugaan, salah celakaan di jalan bisatangkap diantitu dilakukan aparat kepoliisipasi. Namun yang terjadi, sian karena menduga korban pemilik armada atau operator terkait dengan jaringan sertertransportasi di lapangan orisme. Tukimin mengaku ing meremehkan persoalan dipukuli dan juga mengalasemacam ini. Faktor efisiensi mi kekerasan psikis operasional sering kalisehingga dipakai membuatnya alasan untuk trauma. mengorbankan Apa yang penumpang. dialami Tukimin keselamatan ituDi sebenarnya pernah disinilah juga butuh pengaalami sejumlah salah wasan yang ketatkorban serta tindatangkap Bahkan bukan yanglainnya. tegas dari instansi kan hanya karena dugaan latar berwenang seperti petugas belakang kasus terorisme saja dari Dishubkominfo maupun yang mengalami salah tangkepolisian. Pengawasan yang kap juga melainkan juga dugaan kuat harus dilakukan oleh terkait kasus-kasus lain. masyarakat sendiriyang sehingga Kejadian menunmereka bisatersebut mengeliminasi jukkan buruknya kinerja terjadinya kecelakaan lalu linaparat Terlebih tas yang kepolisian. disebabkan oleh faktor kendaraan. langsung melakukan tindaPengawasan terhadap ke-

kan kekerasan dengan orang yang ditangkap meski belum sepenuhnya memastikan bahwa yang ditangkap tersebut benar-benar pelaku kejahatan beradaan armada angkutan seperti dituduhkan. umum yang memang harus dilakukan Belajar dari kasus Tukimsecara rutin, konsisten dan terin di Gandekan itu,pemerinsudah encana oleh aparatur tah yang memiliki seharusnya polisikewenangan. juga lebih Jika dalam itu bisa berlangsung serius meningkatkan maka mereka. kejadian-kejadian kekinerja Terutama dacelakaan yang diakibatkan oleh lam mendeteksi warga yang faktor buruknya kelaikan ken diduga terlibat dalam sebuah daraan bisa dicegah sejak dini. kasus kejahatan. Hanya saja sering kali pengaDan yang jauh lebih pentwasan terhadap ken ing adalah sikap kelaikan jantan dan daraan tidak berlangsung secara bertanggung jawab dari setiap intensif. Selain itu, tindakan tekasus salah tangkap. Sekecil gas pun juga harus oleh apa prosesditunjukkan salah tangkap aparat yang berwenang. tersebut harus ada pertangJika memang dijumpai argung jawaban dari pelaku madatangkap yang sudah tidak layak salah tersebut. jalan maka harus Polri dipinggirkan Dari pimpinan harus atau distop tak boleh jalan samada tindakan yang tegas kepapai adanya perbaikan kualitas da aparat pelakunya. Transkendaraan. memang butuh paransi dan Ini akuntabilitas dakomitmen bersama lam menindak pelakuterutama salah para pemilik umum. tangkap harusangkutan dijelaskan ke Pasalnya, keberadaan angkutan publik. Ini sebagai bentuk umum yang lebih tahu profeadalah pertanggungjawaban pemilik trayek, karena itu yang sionalitas aparatur negara. tahu atau paham adalah si Dan yang jauh lebih penting pemilik kendaraan. adalah pertanggungjawaban Faktor kendaraan memerasa kemanusiaan. gang peran yang sangat vital Selama ini setiap kali terterkait dengan antisipasi kejadi salah tangkap baik dalam celakaan. Seperti kita ketahui, bentuk kejahatan apa pun, banyak kejadian kecelakaan tak pernah ada tindakan yang lalu lintas yang disebabkan transparan untuk mengusut awal oleh kelaikan kendaraan. pelakunya. Cukup dengan Mulai dari rem blong, mesin kata maaf dan nyaris tak ada bermasalah dan lainnya. Fakpemberian kepada tor penyebabsanksi kecelakaan lalu pelaku tangkap. lintas salah selama ini disebabkan Sementara banyak korban setidaknya oleh beberapa hal salah tangkap yang kemudian yakni kondisi kendaraan, humengalami traumatik, man error atau faktor akibat manudampak psikis yang sianya (pengemudi)bersangdan fakkutan. Belum lagi jika mereka tor infrastruktur transportasi sampai tindak keseperti mengalami kondisi jalan maupun kerasan atau penyiksaan. rambu-rambu lalu lintas. Untuk kita sebagai Selain itulah, menggencarkan sowarga masyarakat harus tersialisasi kepada para pemilik us berani menyuarakan angkutan umum, jajarantunpetutan hukum jikaharus terjadi ulah merintah juga meninsalah tangkap. dak tegas kepadaKepedulian kendaraan sesama warga juga meski sanyang nekat beroperasi gat penting kampanye sudah tidak agar laik jalan. Konmenghentikan salah tangkap sistensi pengawasan dan penini terus menggelora sehingindakan kepada kendaraan ga bisatak menjadi kontrol yang yang laik jalan menjadi kuat agar kuncibagi vitalaparat untuknegara menguranlebih berhati-hati dan bekerja gi terjadinya kecelakaan lalu secara n keselalintas profesional. dan menjaga matan penumpang. n

Konsisten Penertiban

Jernih - Bernilai Alamat: Jln. Setia Budi 89 Surakarta 57134 Jernih - BNo. ernilai Tel. (0271) 717141; Faksimili Redaksi: (0271) 741696; Alamat: Jln. harianjoglosemar@gmail.com Setia Budi No. 89 Surakarta 57134 E-mail: Tel. (0271) 717141; Faksimili redaksi: (0271) 741696; Pemimpin Nugroho Arief Harmawan E-mail:Umum: harianjoglosemar@gmail.com

Pemimpin Redaksi: Anas Syahirul A Pemimpin Umum: S HaryadiSuhamdani Redaktur Pelaksana: Heru Ismantoro, Umum: Nugroho Arief Harmawan Redaktur:Wakil Agni Pemimpin Vidya P, Amrih Rahayu, Cisilia Perwita Setyorini, Didik Pemimpin Redaksi: Anas Syahirul A Kartika Putra, Dwi Hastuti, Eko Susanto, Kiki Dian Sunarwati, Krisna Redaktur Pelaksana: Ismantoro, Suhamdani Kartika Sari, Niko Fediyanto, Tri Heru Hatmodjo, Tri Idayati, Widi Purwanto Redaktur: rahayu, Cisilia Perwita Setyorini,Ari Didik Kartika Putra, Staf Amrih Redaksi: Ari Purnomo, Ario Bhawono, Welianto, eko Susanto, Dian Sunarwati, Krisna Kartika Sari, Muhaimin, Bernadheta DianKiki Saraswati, Dini Tri Winaryani, Farrah Ikha Riptayani, Niko Fediyanto, Tri Hatmodjo, Tri Idayati, Widi Purwanto Muhammad Ismail, Suharno, Murniati, Raditya Erwiyanto, Rudi Hartono, Triawati Staf Redaksi: Adilla Prasetyo Wibowo, Angga Purnama, Prihatsari Purwanto, Tri Sulistiyani, Wardoyo.Agni Vidya P, Ari Purnomo, Ario Bhawono, AriArie Welianto, Bernadheta Dian Saraswati, Fotografer: Kurniawan Wibowo, Yuhan Perdana. Dini Tri Winaryani, Dwi Hastuti, eko Sudarsono, Fariz Fardianto, Farrah Ikha riptayani, Muhammad Ikhsan, Muhammad Murniati, raditya erwiyanto, rahayu Astrini, Wartawan HarianIsmail, Joglosemar dilarang menerima imbalan dalam bentuk ronald Hartono, Triawati Prihatsari Purwanto, apa pun. Seger DalamPrabowo, bertugas rudi wartawan Harian Joglosemar dibekali tanda Tri Sulistiyani, Yasser pengenal Wardoyo, berupa kartu persArafat. Fotografer: Abdullah Azzam, Budi Arista romadhoni, Kurniawan Arie Wibowo, Yuhan Perdana. GRAFIS: Agung Setyawan

KOORDINATOR LAYOUT: Purnomo Wartawan Harian Joglosemar dilarang menerima imbalan dalam TIM KREATIF: Andi Kristo Wibowo, Asrori, Farid Aji P, bentuk apa pun. Dalam bertugas wartawan Harian Joglosemar tanda Kustiono Ikhrom, Putra A.F, Sugiyarto, M. Yusni Huda, dibekali Zulaekhah. pengenal berupa kartu pers ILUSTRATOR: Warsono. GRAFIS: Agung Copy Editor: Joko Setyawan Heriwaluyo KOORDINATOR LAYOUT: Purnomo LITBANG: Marwantoro Subagyo TIM KREATIF: Aditya NP, Andi Kristo Wibowo, Asrori, Kustiono Ikhrom, Muh. Fajar rifai, Sugiyarto, Zulaekah. Sirkulasi: Rustiyadi ILUSTRATOR: Warsono. Iklan: Ignasia Retno Winulis

Editor: Joko Heriwaluyo Bank:Copy a.n PT Joglosemar Prima Media, LITBANG: Marwantoro Maksum Bank BNI Cabang SurakartaSubagyo, No. Rek.M 0133921656; Mandiri No. Rek. 1380010095920; BCA No. Rek. 0155377777 Direktur Utama: Nugroho Arief Harmawan, Joglosemar Biro Jakarta: Apartement Gardenia Boulevard Room A702, rustiyadi Jl Warung Jati NoSirkulasi: 12, Pejaten Barat, Jakarta Selatan, Iklan: retno Winulis TelpIgnasia 021-29048721; Harga Langganan: Rp. 67.000, Bank: a.n PT Joglosemar Prima Media, Tarif IklanSurakarta Baris: Rp.No. 5.000/baris, Bank BNI Cabang rek. 0133921656, Display BW: Rp. 22.000/mmkl, Joglosemar Biro Iklan Jakarta: Apartement Gardenia Boulevard room A702, Iklan FC: Rp.Barat, 27.000/mmkl. Jl Warung JatiDisplay No 12, Pejaten Jakarta Selatan, Halaman 1 FC: Rp. 45.000/mmkl. Telp 021-29048721; Halaman 1 BW: Rp. 35.000/mmkl.

Pojok

Harga Langganan: rp. 67.000, Tarif Iklan Baris: rp. 5.000/baris, Iklan Kolom: rp. 10.000/mmkl, Iklan Display BW: rp. 15.000/mmkl, Iklan Display FC: rp. 25.000/mmkl.

Perbaikan kandang TSTJ ditargetkan lima tahun mendatang

Pojok

Pengunjung nggak harushanya nunggudituntut lima tahun lagi Rasyid Rajasa untuk datang kan?

delapan bulan penjara

KPK tetapkan Suryadharma Ali tersangka Anak orang yang haji istimewa, akomodasi

di mana-mana diistimewakan Kalau ini tim sukses Capres

yangbandel belum sukses 15 Minimarket terancam sanksi

Apa memang mesti diancam dulu, baru mau tertib?

Toh, pada akhirnya surat di karena suara PDIP tak cuk24 kursi dari sebelMenandai Hari sebanyak Perempuan Internasional, up mengusung nama Capres pengajuan mundur Rudy 8 se- Maret umnya hanya menargetkan 23

Matinya Penembang Dok

Muhammad Ismail

Wartawan Joglosemar

B

ertepatan dengan peringatan Hari Waisak Calon Presiden (Capres) dari PDIP, Joko WidoOleh: Aris Setiawan do atau yang disapa Jokowi etnomusikolog, Pengajar di Institut Seni Indonesia melakukan safari politiknya Surakarta di wilayah Jateng-DIY. Safari politik Jokowi dimulai denala ke Yogyakarta malam gan berkunjung anak-anak menghadiritiba, peringatan Waisak menangis karena di pelataran Candi Sewu, komgelap. Takut jika pleks Candi Prambanan, Yogbayangan hanyakarta. Safari kedua dilanjuttu-hantu yang menakutkan itu kan di kota kelahirannya Solo. muncul menemuinya. PeremDiitu, Solo rombongan Jokowi puan yang juga seorang ibu menuju kali rumah dinas Walikoberulang dipanggil. Sesaat ta Solo, Loji kemudian ia Gandrung mengusir untuk hanmenemui langsung mantan tu-hantu itu dengan lantunan tendem-nya (Wakil Walikota) tembangnya, mengalun merSolo, FX Hadi sang Rudyatmo seladu. Membuat anak lebdelapandan tahun maihmanyaman tak ketika berselang lama tertidur Walikota lelap. Kisah-kisih menjabat Solo. Josah para perempuan penemkowi sendiri mengaku, datang bang itu untuk yang saat ini hanya ke Solo melepas kerinmenjadi mitos. Kelindan laguduan dan kangen dengan sualagu dibawakannya kini sanayang di Loji Gandrung di Jalan tak tampak lagi. Semakin lama Slamet Riyadi. Kedatangannsemakin tergantikan ya di Solosayup sekaligus meminta dengan digit-digit handphone, restu kepada warga Solo maju laptop, tablet, Blackberry, sebagai Capres, (Joglosemar, Playstation, televisi dan lain 16/5). Jokowi Padahal, dan Rudy dalam sebagatinya. tempertemuan tersebut berbicbang-tembang malam banyak ara empat mata secara tertutmengguratkan narasi kultural, up. Usai safari politik tersebut tentang identitas, gender dan suhu panas politik Pilpres teraeksotisme kebudayaan lokal. saPerempuan berdampak besar di Solo. dianggap seSelang sehari bagai makhluk asingpertemuan di dunia ini. Apapun tentangnya secara seoantara keduanya, lah harus selaluWalikota diwacanakan mengejutkan Solo kepada publik, tentang emandan sekaligus menjabat sesipasi, kesetaraan gender, bagai Ketua Dewan Pimpinan profesi, Cabang lingkungan, (DPC) PDIPsosial, Solo status, dan sebagainya. menyatakan lain mundur dari jaTak mengherankan kemudian batan sebagai ketua Parpol. banyak media cetak maupun Mundurnya Rudy sebagai elektronik mencantumkan koketua DPC PDIP Solo disamlom dan edisi khusus perempaikan dalam forum rapat puan. Pada konteks ini peremevaluasi Pemilu Legislatif (Pipuan menjadi manusia yang leg) 9 April lalu yang digelar tiada habis diulas, dibahas dan di KantorBahkan DPC, dunia Brengosan, dijelaskan. pun Laweyan.hari Dihadapan para membuat khusus perempengurus Rudy mengunpuan yangDPC, dirayakan setiap durkan 8diri dengan alasan teltanggal Maret. Yang paling menonjol, sejak Pileg emansipasi ah gagal dalam lantaran digulirkan Kartini, adatidak bisa oleh mengirimkan wakil lah wacanadari dalam menganglegislatif PDIP Solo ke kat harkat dan Jateng. martabatnya. DPRD Provinsi Perempuan tangguh masa Mundurnya Rudydisebagai kini adalah mereka yang meKetua DPC PDIP Solo sebagai megang bentuk dominasi tanggungpenting jawab daatas lam kehidupan. Perempuan kegagalan Pileg. Kesuksesan dianggap hebat jika perannya DPC dalam menempatkan mampu melampaui, mengkursi legislatif di DPRD Solo Dok

Hukum Pelaku Salah Tangkap!

opini Suhu Panas Pilpres di Solo

K

kursi ternyata tidak membuat bagai ketua DPC ditolak oleh dan Cawapres dari internal euforia kebahagiaan pada pengurus DPC setelah da- partai PDIP sendiri. Sehingga untuk menentukan Cawapres ketua DPC ini. Justru, Rudy harus berasal dari nontetap bersikukuh kegaPDIP sesuai dengan galan menempatprinsip koalisi. kan wakilnya di di dunia. dan pelog). Tembang malam Ketergantungan DPC PDIP terPerempuan Bahkan, penemRudy DPRD Provinsi Lewat perempuan bisa saja di luar kontrol nada sosok Rudy bisa menjadi penembang adalahhadap bang, jejak-jejak nyanyianagar itu yang selama ini kita kenal. meminta selama dua kali paling hakiki bumerang bagi tergambar di Puan setiapMaharani daerah. Beberapa di keberlangsungan antaranya bahpprofesi e nye l e ng ga Bahkan di antaranya terasa sumbang dan falsh, lebih fokusmemimemraan Pilegmembentuk, 2009 dalam PDIPkan Solo di masa akan datang. liki keunikan tersendiri,partai, baik namun toh mampu membuat besarkan dan mencipta 2014 menjadidan bahasa, (Joglosemar, pelaguan 18/5). maupun sang anak menyemai mimpi. ukuran kegagalannya mengkonstruksi cara menyanyikannya. UsSecara tak langsung, dentum dalam pemimpin. membumikan bahasa dekonstruksi makna musik telnalar berpikir Terlalu Menggantungkan Namun, oleh sebagian besar lam forum rapat koordinasi aha daerah yang selama ini hanya ah digelar. Musik bukan semaRisiko atas penolakan Puan masyarakat mundurnya gelar pendapat yang dihadiri manusiaSolo di dunia. ledidengung-dengungkan ta urusan nada dan harmoni, Rudy sebagai ketua DPC me- para kader PDIP Solo mere- Maharani sebagai Cawapres, wat tembok-tembok sekolah, musik adalah bahasa. Rudy pun siapdengan atas tindakansemua tembang satu suara menolak ngundang tandadan tanya besar. kaBahasa gusur eksistensi prestasi justru dapat lentur adalah banya termasuk sanksi internal dengan dalih masih membuTerlebih, pengajuan mundurnyang selama ini dipegang oleh menampakkan jati dirinya lehasa imajinasi. Beban-beban daritembang-tembang partai berlambang bantuhkan yang tenaga Rudyiniuntuk ya RudyDari bertepatan dengan kultural laki-laki. seorang dokter, wat malam selama berteng moncong ini. Kememimpin Solo. Keingidatangnya Capres daripejabat PDIP ke ganyut pengusaha sukses, pengantar tidur.putih Perempuan lewatPDIP bunyi dan plot beranian Rudy dalam menennan mundur Rudy masih bisa Solo. Secara bersamaan Pilpres hingga politikus. Emansipasi penembang adalah katalisator cerita tembang kemudian hatang tak ketidakbenaran dalam terjadi ketika nantinya sedang dalam masuk tahapan masa kini kemudian meniayang semata mempertautrus dibebesakan. Lewat dalam temtubuh partai antara patut ibu diacungi Pilpres Juli 2014 Capreskehadiran mencari sosok Calon bang dakan perempuan kan pertalian dan itu,9 sang ibu perolehan berusaha sebagai seorang ibu. anak, namun juga menyuaramembuat musiknya sendiri. Ibu sebagai kodrat alami kan identitas kultural. Terlihat sederhana memang. perempuan mulai tertepikan Namun apa yang dilakukannoleh berbagai godaan profesi. Bahasa Perempuan ya lewat tembang adalah alam Perempuan butuh eksisensi Bahasa ibu beberapa waktu imajiner yang akan senantiadan pengakuan status. Ia ingin lalu dirayakan secara internasa dikenang oleh anak hingga dikenang bukan atas kebersional, yakni setiap21 Februdirinya dewasa. Tema kadang hasilannya menjadi seorang ari. Berusaha mengembalikan berisi tentang narasi-narasi ibu yang baik, namun keberbahasa-bahasa daerah kekultural. Tentang budi, pendi-

Wakil Presiden (Cawapres). Pada saat safari Jateng-DIY hasilannya dalamdipencapaian berbagai prestasi sosialterkuat dan ada dua nama Capres politik yang disandangnya. mendampingi Jokowi dalam Anak-anak masa adalah kini kemuPilpres mereka Abradian kehilangan ham Samad (Ketua sentuhan KPK) dan suara dan belaiannya. Jusuf Kalla (JK). Di luar Dennama dang-dendang malam seorang tersebut ternyata masih ada ibu menghantarkan satu dalam nama lagi yang datang sang anak menuju peraduan dari internal PDIP, Puan Mahatidurnya sudah tak mampu rani yang notabenenya sebagai lagi terdengar lantang. Ibu di Putri Megawati Soekarnoputri abad dua satu malu untuk medan sebagai Ketua DPP PDIP. nembang. Muncul dugaan, mundurnHal yang paling hakiki menya Rudydialek sebagai ketuaterjadi DPC, yangkut budaya, tidak lain sebagai bentukpenuh penodalam sebuah kamar lakan terhadap Puananak Maharani imajinasi. Kala sang bansebagai Cawapres mendampinyak mengandaikan arti dari kalimat ibuMundurnya yang keluar lewat gi Jokowi. Rudy setembang-tembang sakralnya. bagai ketua DPC ternyata juga Darinya tertuang simbol-simmembuat pengurus DPC dan bol yang hanya mampu dimenPengurus Anak Cabang (PAC) gerti antara ibu dan sang anak. hingga ranting kaget. Alhasil, Cerita tak melulu merekatembang semua nggondeli agar harus dengan jabatanberhubungan Ketua DPC yang sudah gamelan dalam balutan nadipegang Rudy sejak 38 tahun da-nada pentatonik (selendro itu tetap dipertahankan.

suara PDIP Solo tidak sampai angka kedewasaan, 89 persen ataukejujuran minimal dikan, samakesantunan dengan perolehan suara dan hidup. Oleh sang perempuan penambang, di Pilgub Jateng 76 persen, (Jodendang tak berdiri sendiri, glosemar,itu 20/5) adakalanya Ragam bergandeng spekulasi mesra mundengan dongeng-dongeng. durnya Rudy sebagai ketua Ibu perempuan muDPCmenjadi akhirnya terkuak. Adansisi dan sekaligus ya upaya sejumlah sastrawan oknum di dengan penggemar sentubuh partai yang yang berupaya antiasa menanti setiap malam menghancurkan PDIP Solo (Faisal Komandobat, 2007). dan Boyolali hingga adanya Kini peran perempuan oknum yangdianggap bergaya sebagai otoriter penembang menjadi alasan Rudy mundur profesi yang mengebiri peran dari jabatan Secara wanita. Lakuketua kerjaDPC. itu diangblak-balakan Rudy mengaku gap erat bersentuhan dengan kecewa terhadap tersedapur dan kamar.oknum Menempatbut perempuan dan ingin melawannya. kan hanya sebatas Terlebih, pendiri pelayan. Padahal kodrat partai yang diemban sosok penMegawatisebagai Soekarnoputri juga embang lebih meninberat dianggapkadang tidak tegas dari berbagai macamTidak profesi dak oknum tersebut. hayang ada di dunia. Perempuan nya itu, munculnya Puan Mapenembang profesi harani sebagaiadalah Cawapres juga paling hakiki dalam membenditentang Rudy dengan alasan tuk, mencipta dan mengkonsosok Cawapres harus berasal struksi nalar berpikir manusia dari non-partai PDIP. Ini terja-

jempol. Karena selama ini, seorang kader maupuntak pengupangkuan kodratnya, terrus partai manapun berkecuali juga bahasa hanya nasional. Pemaknaan yangdawuh. diberikan pedoman sendiko Pashanya sebatas alnya, jika terlalukepentingan vokal akan diksi dalam imajibisa ketakutan dikenai sanksi berupa agar bahasaAntar itu takWaktu punah. BaPergantian (PAW) hasa ibu menjabat kadang penting diartijika dia sebagai angkan literal, yakni bahasa gotasecara dewan hingga paling paryang dibentuk dan dikonstrukah sanksi pemecatan tidak tersi oleh sosok ibu (perempuan). hormat dari partai bisa terjadi. Bahasa yang keluar dari ibu, Sebagai kader partai harus ialah medan bergumulnya berani ketiberbagailantang macambersuara kisah positif, ka mendapati ada kesalahan dan tembang menjadi salah dalam menentukan kebijakan. satu bagian pentingnya. Karena tidak partai terseLewatjikatembang-tembang but bisa masuk di ambang ke-

hancuran karena telah mengutamakan otoriter di tubuh partai tanpa mendengarkan aspirasi rakyat. Perjuangan Rudy dalam membesarkan PDIP di Solo bagi sebagian besar kader PDIP dibangun sudah tahuitu, semua. Nayang suasana mun, menjadi ketergantungan DPC seolah cair dan nyaman. kebuntuan PDIP Memecahkan terhadap sosok Rudy dalam membangun hubungan bisa menjadi bumerang bagi emosi personal. Bait-bait denkeberlangsungan PDIP Solo di dang keluarTerlebih, menjamasanada akanyang datang. di bagi sang jikatiran nantinya bisaanak sajauntuk Rudy memetik nilai-nilai positif. mendapatkan tawaran jabatan Pada titik ini, tembang menguprestisius berupa kursi mentbah diri laksana alas atau pijaeri dari Jokowi ketika jadi R1 I, kan yang membawa anak unsudah pasti jabatan ketua DPC tuk memapah diri dan pikiran. akan dia tinggalkan. Maka itu, Tembang-tembang bermunpenting adanya kaderisasi muculan bagai kunang-kunang lai dari sekarang.gelap malam. yang menyinari Mendekati Pilpres, suhu Kerinduan terbesar bagi anak panas Pilres sudah mulai kala dirinya tumbuh dewasa merambah di Solo adalah lantunan nadasemenjak yang seJokowi itu. mendeklarasikan sederhana Simbol kasih tiada batas. bagai Capres dari PDIP. Kini, Namun sayang, semakin temsuhu panas Pilpres bang-tembang kini gencar apalagi malam setelahitu Komisi telah tergantikan Pemilihan Umumdengan (KPU)visumealisasi benda Peran pernetapkan duamati. pasangan yang empuan ibu tergantinantinya sebagai akan bertarung merekan dengan kuasa teknologi. butkan RI 1. Capres-Cawapres Anak-anak tak lagi mampu tersebut adalah Jokowi-JK denmengenal ibunya dengan lebgan dukungan Parpol PDIP, ih dekat. Ibu hanya menjadi Nasdem,atas PKB, Hanurastatus dan simbol legalitas Parabowo Subianto-Hatta Rabagi perempuan masa kini, sejasa didukung Gerindra, mentara peranParpol dan fungsinya PPP, PKS, PAN, dankebangkruGolkar. telah mengalami Solo sebagai kota kelahiran tan eksistensi. Selebrasi hari Capres Jokowi perempuan dan tentunya bahasa ibuakan inmenjadi pertaruhan sendiri ternasional kemudian menjadi satir peran perempuan di bagi atas Jokowi dan sang ketua kamar sang anak. DPC imajiner Rudy. Mereka berdua Anak-anak masa kini lebih tidak ingin dipermalukan di mengenal penembang kandang dan sudah pasti denakan gan ujudnya yang lain,satu berupa mati-matian menang puartis-artis yangsuara muncul lewat taran dengan signifikan. layar kaca dan sejenisnya. Ibu Demikian bagi kompetitor tak mampu menjadi artis perpasangan Prabowo-Hatta tidak empuan dan penyanyi idaman mau diam. Mereka sudah pasti bagi anaknya. Beberapa waktu ingindimenjungkalkan lalu Solo menggelarprediksi lomba tidak bisa menang ditidur Solo.bagi Faktembang pengantar tanya,Kebanyakan pada Pilprespeserta 2009 Solo anak. buyang dikenal sebagai kanlah seorang ibu, kandang namun banteng dalam kalasuitu penyanyi denganPilpres keahlian Capresyang PDIPtakMegawati aranya diragukankalah lagi. dengan perolehan suaramasa CaPerempuan-perempuan kini menjadi ibu presmerasa SBY darimalu Demokrat. penembang, namun dengan Pertarungan pasangan Calantang mengukuhkan dan pres-Cawapres dalam Pilpres menyuarakan profesi 9 Juli nanti identitas sudah pastinya prestisius yangdan dijabatnya. Hari sangat sengit patut dinanperempuan ti. Satu hal sudah pentingselayaknya dari hasil digunakan sebagai momenPilpres tahun ini harus mengtum untuk kontemplasi, menghasilkan pemimpin yang behidupkan detak dan denyut nar-benar mampu membawa suara perempuan sebagai ibu perubahan baik bagi bangsa lewat titian tembang-tembang Indonesia. Bukan perubahan merdunya. Kembalikan suara baik bagitangan partai. dan Kalau itu samitu lewat sentuhan pai terjadi, Pemilu tahun inin dikreatif seorang perempuan. pastikan gagal total. n

redaksi menerima tulisan opini, diutamakan tema lokal Surakarta Redaksi menerima tulisan opini, diutamakan tema lokal Surakarta dan sekitarnya. Tulisan merupakan asli karya sendiri. Tema serupa dan sekitarnya. Tulisan merupakan asli karya sendiri. Tema pada saat yang sama tidak dan belum pernah dikirimkan ke serupa media pada saat belum 7.500 pernahkarakter dikirimkan media mana pun.yang Ketiksama spasi tidak satu dan sepanjang withke spaces mana pun. spasi satu sepanjang 7.500 karakter with spaces dan kirim viaKetik email ke: harianjoglosemar@gmail.com. Lengkapi dan kirimdiri, viafoto email ke: opini.joglosemar@gmail.com. Lengkapi identitas dalam pose santai, nomor rekening, dan nomor identitas diri, foto dalam posedua santai, nomor rekening, dan nomor telepon. Jika dalam waktu pekan tulisan belum dimuat, telepon. Jika penulis dalam waktu pekan tulisan dimuat, otomatis berhakdua mencabut tulisanbelum tersebut. otomatis penulis berhak mencabut tulisan tersebut.

Kepemimpinan Daerah Adat Inkuiri Nasionaluntuk untukOtonomi HAM Masyarakat

Perspektif Baru

Refleksi

Robert Endi Jaweng Perspektif Baru

Salam Perspektif Baru,

Sandrayati Moniaga

T S

amu kita, Robert Salam Endi Perspektif Baru, Jaweng, merupakan Direktur andrayati Eksekutif Moniaga, Komite Pemantau PelakKomisioner Komisi Nasanaan Otonomi (KPsional Hak Daerah Asasi ManuPOD). BersamaHAM) Kementerian sia (Komnas menjadi Dalam Negeri, telah narasumber kitaKPPOD kali ini. Sumelakukan evaluasi terhadap dah sejak lama Sandra Mo250 otonomi secara baru. niagadaerah berkecimpung Hasil evaluasi menunjukkan aktif dalam berbagai kegiatan bahwa 80 persen dari daerah kemasyarakatan. Kini ia bertersebut dikategorikan gagal. sama Komnas HAM membuat Menurut Robert, sistem sebuah daerah metode sudah baru benar. bernaotonomi ma Inkuiri Nasional mengenai Otonomi adalah pilihan yang HAM dan masyarakat adat.dikemtepat tidak bisa Berikut Persbalikan lagi.wawancara Namun proses pektif Baru menjabarkannya, dengan Wimar Wikita dalam toelar sebagai pewawancara membuat intrumentasi kebijakan, dan mengelola implementasinya lemah. Kita

sistem tersebut dapat bekerdengan narasumber Sandrayaja baik. Berjalan dengan baik ti Moniaga Wawancara lengkap yakni pemberian otonomi dan foto narasumber dendapat harus diseimbangkan pulakontrol dilihat yang pada kuat. situs http:// gan Beriwww.perspektifbaru.com. kut wawancara Budi Adiputro dari Perspektif Baru Apakah definisi dari Inkuidengan narasumber Robert Endi Jaweng. Wawancara ri Nasional? lengkap dan foto narasumber Inkuiri Nasional adalah satu dapat pula dilihat metode atau cara pada kerja situs yang http://www.perspektif dipilih Komnas HAM baru. untuk com. melakukan penyelidikan atas satu masalah terkait dengan Apakah otonomi HAM yang benar dilakukan secara daerah hanya menghasilkan sistematis dan bersifat terbuka. perpindahan korupsi dari puDapat dikatakan, Inkuiri Nasionsat ke daerah? al Selama merupakan gabungan antara 12 tahun otonomi penyelidikan, kajian, kampanye, daerah dijalankan, sudah dan rekomendasi ada 431 anggotakebijakan. DPRD, 17 gubernur, 213 bupati/walikopermasalahan yang ta, Apa dan 1.066 anggota DPRD menjadi utama? kota yangperhatian berurusan dengan Fokus Artinya, kami ialah hukum. selamamem12 tahun hanya memanen berikankita penjelasan mengenai masalah dan masalah. OtoInkuiri Nasional merupakan nomi memang program pertamamemberikan yang dilakuuang dan kuasa yangHAM besardenke kan oleh Komnas daerah. Namun, desentralisagan fokus topik permasalahan siseputar kekuasaan selalu diikuti kohak-hak masyarakat rupsi. lupakan power hukumJangan adat atas wilayahnya tends to corrupt. Nah, repotdi kawasan hutan di Indonenya jika kekuasaan dan uang sia. Secara spesifik menelaah digabung, tangan itu akan persoalanbahaya. hak masyarakat dan menjadi Kekuasaan hukum adat atas wilayahnya dan uang yang tidak dikontroldi kawasan hutan. dan dikelola secara countable oleh pemerintah pusat, penegak hukum, dan masyarakat

kita alami sekarang. Apakah permasalahan Apa yang membuat kepala hak-hak masyarakat adat atas daerah dan anggota DPRD terwilayahnya di kawasan hutan jebak korupsi? tersebut terjadi pelanggaran Jika kita melihat desain HAM? daerah, uang dan otonomi Ya, Komnas telah mekekuasaan yangHAM besar dibernerima banyak pengaduan atas ikan begitu cepat dan mendadak. Sementara kapasitas kasus-kasus yang terkait konfpribadi kepala daerahpertanabelum lik agraria dan konflik cukup siap untukkasus itu. Kontrol han. Di antara konflik pemerintah pusatterima, ke kepaagraria yang kami sebala daerah juga belum begitu gian di antaranya merupakan kuat, dan masyarakat belum konflik antara masyarakat adat begitu Jadi sektor memang denganberdaya. negara dan keinilah gabungan dari beberhutanan. Kami melihat bahwa apa persoalan sistem, persokasus-kasus yang ada bukanalan dimana uang dan kuasa lah kasus yang digabung, tetapiberdiri kontrolsendiri, yang tetapi merupakan kasus-kasus lemah. yang menyebar di seluruh InSelain itu, moralitas pribadi donesia dan bisarendah. diselepenguasa puntidak masih saikan satu per satu. Saya kira kalau kita berbicara tentang otonomi, berbicara Apakah dengan katayang lain tentang kepemimpinan kuat dan otentik era refor“penyakit” yang di sama selalu masi, pemimpin yang tahun kita berulang sejak ratusan harapkan yang lalu? adalah pemimpin yang kuat. Ini Ya,punya UU moralitas No.41/1999 memyang terjadi diyang Indonesia. bawatidak paradigma dibuat Melihat fakta bahwa setengah oleh pemerintah kolonial. kepala daerah kita berurusan Kembali ke tahun 1920-an dengan hukum, berarti kita ketika ada proses penataan memang tidak memiliki orangbatas di Pulau Jawa dan seorang yang bisa diandalkan, bagian Pulau Sumatera yang dipercaya untuk memimpin, mengakibatkan dan memandu prosessebagian penyewilayah masyarakat lenggaraan otonomi ini. sudah Apakah Indonesia masih

mulai “diambil” oleh negara. Saat zaman Jepang dan zaman Bung Karno tidak ada proses Masayang OrdemenindaklanjutiLama dilanjutnya karena mungkin sikan oleh Orde Baru,masih berarti buk dengan yanghidup lebih hampir 30 - 40urusan tahun kita penting,sistem yaitu urusan persatudengan sentralistik. Tian dan kesatuan ba-tiba reformasi negara. terjadi pada tahun 1998 dan mengubah sistem Setelah reforJaditersebut. Kementerian Kemasi, 70 persen urusan negara hutanan bukan mengurus berada di daerah. Kita tidak hutan melainkan mengurus cukup siap membuat orang wilayah. yang kekuasaanpada ini Dimengelola sinilah uniknya, mampu menjalankan pemerUU No.41/1999 yang dihasilintahan. Kita tidak cukup siap kan pascareformasi tidak ada dengan sistem integritas, dan koreksi sedikitpun terhadap pengawasan dari pemerintah paradigma lama, yang siap kita pusat. Kita juga tidak cukup sebut sebagai “perampasmemberdayakan masyarakat an bisa tanah” . Akibatnya, pasagar mengontrol pemerincareformasi, Kementerian tah daerah, dan elite-elite daerKehutanan bersama Badan ah yang tiba-tiba mendapatkan Pusat Statistik (BPS) mekekuasaan begitu besar. nemukan bahwa terdapat Tapi,desa itu bukan berarti para 32.000 berada di dalam perumus reformasi itu salah kawasan hutan. menetapkan Indonesia menuju desentralisasi, betulkah? warga Apakah hak-hak Sistemnya sudah benar. desa tersebut juga dirampas? Otonomi Sangat.adalah Dari pilihan 32.000 yang desa, tepat tidak bisa dikembabelumdan diketahui jumlah maslikan lagi. Namun proses kita yarakat adat yang tinggal di dalam menjabarkannya, memdesa tersebut. Kami mengestibuat intrumentasi kebijakan, masikan terdapatimplementa40–50 persen dan mengelola masyarakat adat. sinya lemah. Kita belum dapat menciptakan lingkungan yang baik agar sistem tersebut dapat

harus diseimbangkan dengan kontrol yang kuat. Masalahnya, kepemimpinan di tingkat nasional sangat lemah. Idealnya, semakin besar otonomi diberikan kepada suatu daerah, kontrol pemerintah pusat harus Seberapa jauh atau besar lebih kuat. Tapi, faktanya tidak sehingga otonomi yang diberihak manusia yang tinggal di kan kepada daerah hanhutan ataukepala sekitar hutan diya menjadi bumerang. rampas? Pertama, perubahan Wewenang juga pemerintah pulingkungan termasuk sat menjadi berkurang dengan HAM. Karena konstitusi kita desentralisasi. Apakah tentang kemudan UU No.39/1999 dian pemerintah pusat masih HAM turut mengakui hak atas dapat mengontrol pemerintah lingkungan hidup yang bersih daerah? dan sehat.masih UU tersebut juga Bukan bisa tetapi berdampak pada pola harus bisa karena UUpengelomemlaan. Contoh, ketika berikan mandat untukseseorang itu. Kita bertanya, “Apabila ambil dua contoh, yangkawasan pertatersebut dijadikan hutan inma soal Perda. Saat ini sudah dustri, 150 apakah bisa muncul Perdamereka yang bernutetap syariah kerja atau ansa atautidak?” agama.JawaKalau kita berbicara tentang konbannya bisa, tetapi kembali trol, pemerintah lagi apakah sesuai pusat denganjelas bupunya acuanselama yaitu UU daya yang ini Nomor mereka 32 tahun dan 2004,apakah dimanapekeruruterapkan san adalah urusanpada najaanagama tersebut didasarkan sional, jadi domain itu ada di prinsip penghormatan hak pemerintah pusat. Bayangkan masyarakat atas tanah miliknurusan yang sudah jelas-jelas ya. Selama ini mereka hanya merupakan urusan pusat atau menjadi buruh di atas tanahnurusan nasional kemudian diya sendiri. Artinya, adadaerah, pekerurus oleh pemerintah jaan pemerintah tetapi tidak aman dan pusat secara tidak jangkaberbuat panjangapa-apa. bagi mereka. n dapat Sampai sekarang tidak ada dari 150 Perda yang berbau agama


Rakyat Bicara

jumat, 23 Mei 2014

Jadwal Penerbangan Penerbangan Bandara Bandara Adi Adi Sumarmo Sumarmo Solo Solo Jadwal Telp Informasi Bandara: (0271) 781164 Garuda Indonesia Rute Berangkat Solo-Jakarta 05.55 Solo-Jakarta 07.45 Solo-Jakarta 11.30 Solo-Jakarta 14.10 Solo-Jakarta 18.45

Tiba 07.05 08.55 12.40 15.20 19.55

No Penerbangan Kursi GA 229 12C/150Y GA 221 12C/150Y GA 223 12C/150Y GA 225 12C/150Y GA 227 12C/150Y

Ket Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari

Sriwijaya Air Rute Solo-Jakarta Solo-Jakarta Solo-Jakarta Dari Jakarta

Datang - 11.05 16.40 19.00

Berangkat Jenis Pesawat 07.00 B 737-300 11.35 B 737-300 17.10 B 737-400 - B 737-300

Kursi 140 140 167 140

Ket Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari

Lion Air Rute Solo-Jakarta Solo-Jakarta Solo-Jakarta Solo-Jakarta

Datang 09.05 10.30 12.45 17.00

Berangkat Jenis Pesawat 09.40 B - 737-900 10.55 B - 737-900 13.25 B - 737-900 17.40 B - 737-900

Kursi 205 205 205 205

Ket Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari Setiap Hari

Indonesia Air Transpor Rute Datang Berangkat Jenis Pesawat Solo-Pangkalan Bun 13.40 14.05 F-50

Kursi 50

Ket Senin, Jumat

Trigana Air Datang Rute Solo-PangkalanBun 11.30 Solo-Banjarmasin 11.15

Berangkat Jenis Pesawat 12.00 ATR-72 11.45 B737/200

Kursi 70 120

Ket Rabu, Minggu Setiap Hari

Silk Air Datang Rute Solo-Singapura 09.05 Solo-Singapura 11.50

Berangkat Jenis Pesawat 09.55 A 320 12.40 A 320

Kursi 147 144

Ket Selasa,Kamis Sabtu

Berangkat Jenis Pesawat 13.45 A 320

Kursi 180

Ket Setiap Hari

City Link Datang Rute Solo-Balikpapan 13.10 Reservasi Garuda Sriwijaya Lion Air Batavia Air Silk Air Trigana Air Air Asia

Prihatin Narkoba Merajalela

N

arkoba meraja lela !penyalah gunaan narkoba mengapa tidak dibuat jera! Mengapa tidak termasuk terpidana! Mereka harusnya di dera 40 Kali dimuka umum! Gak usah dihukum gak usah di rehabilitasi negara rugi ngurusi. Rehabilitasi tidak membuat jera bahkan akan bertambah meraja lela !hukum sesuai tuntunan agama gitu aja kok repot. Sragen asri. 082328731020

Membantah Bank mandiri berlomba-lomba membantah kalau dana nasabah aman/tidak ada pembobolan,lha terus duwet 21M sing dibobol orang solo duwet copo? faktanya?

085647052323

Satu Putaran Capres Jokowi kalau berpartner dengan Abraham Samad sebagai Cawapresnya insya’Allah akan sukses 1 X putaran.

085229196999

: 781018 & 737500 : 780629 % 723777 : 781706 & 781999 : 783988 & 782366 : 724604 & 724605 : 7652437 : 784488

Penerangan/Informasi

Dagelan Opo Maneh

: 780400, 780715, 783678 & 783263

Catatan: Jadwal bisa berubah sewaktu-waktu

Waspadai Penipuan SMS/Telepon yang mengatasnamakan Joglosemar

SBY (Demokrat) itu bagaimana dulu pemerintahan memberikan Dana lebih untuk APBD jogya karena daerah Istimewa tapi kenyataan cmn 1/3 nya berati SBY bohong. sekarang sinuhun mau di Capreskan via Demokrat (?) iki Dagelan opo maneh. SBY kok gak duwe Isin yo. (wong kok kblinger tenan)

Telp Informasi Stasiun

Sta Solobalapan: (0271) 714039 Sta Solojebres : (0271) 646408

Kereta

Berangkat

JAKARTA ARGO LAWU ARGO DWIPANGGA GAJAYANA BIMA TAKSAKA PAGI TAKSAKA MALAM SENJA UTAMA SOLO FAJAR UTAMA SENJA UTAMA BOGOWONTO GAJAH WONG GAYA BARU MALAM BENGAWAN PROGO

SLO 08.00. YK 08.56. SLO 20.00. YK 20.56 SLO 21.23 YK 22.10 SLO 22.05 YK 23.00 YK 10.00 YK 19.45 SLO 18.00 YK 19.02 YK 07.15. YK 18.30 YK 07.35. YK 18.00 SK 16.12 LPN 17.10 PWS 15.35 LPN 16.33 LPN 15.30

ARGO WILIS BANDUNG TURANGGA LODAYA PAGI LODAYA MALAM MALABAR MUTIARA SELATAN PASUNDAN KAHURIPAN

SLO 11.03 YK 11.55 SLO 22.48 YK 23.37 SLO 07.00. YK 08.00. SLO 19.00. YK 20.00. SLO 19.28 YK 20.22 SLO 20.50. YK 21.44 SK 12.25 LPN 13.36 SK 17.50 LPN 19.10

SURABAYA ARGO WILIS & MADIUN BIMA TURANGGA

YK 15.15 SLO 16.04 YK 24.35 SLO 1.25 YK 03.20. SLO 04.20.

INFORMASI DAN KONFIRMASI TIKET BISA HUBUNGI : CALL CENTRE: 121 (Flexi/PSTN); 021-121 (Fren); (Kode Area) + 121 (Telkomsel); 021-213-91-121 (Seluruh Operator)

Suka Keluarkan Uang Jauhi Capres Jumowo Buat kadangku seantero IndoNegara nesia hati-hati jangan termakan Demokrat memang suka keluarkan uang negara. kalau ingin raih jabatan kedua sebagai presiden semangatnya 1 kali putaran,Tapi dalam pilpres ini ingin buat capres tandingan aatau poros baru.Sungguh tidak bijak .Sudahlah,Akhir jabatan ini buat kesan baik.Memang sudah jelek jangan ditambah jeleknya. kalau memang tinggal 2 Kubu capres ya itu lebih baik karena jelas pasti hanya ada 1 Kali putaran.Cerdas, jujur dan legowolah.

087835473071

Jadwal Jadwal Perjalanan Perjalanan Kereta Kereta Api Api KA Prameks Solo-Jogja 05.30 13.00 16.20

Jogja-Solo 10.50 14.40 20.10

Jogja-Kutoarjo 06.50 17.35

KA Sriwedari AC Solo-Jogja 07.05 11.10 15.45 20.05

Tarif

Jadwal Keberangkatan Kereta Api Jogja & Solo

Antara | Jessica Helena Wuysang

BARANG BUKTI—Penyidik Deputi Bidang Pemberantasan Badan Narkotika Nasional (BNN), AKBP Muhammad Nasrun M (kiri) memperlihatkan sejumlah barang bukti narkotika jenis sabu-sabu dan ekstasi hasil penangkapan saat rilis kasus di Pontianak, Kalbar, Selasa (13/5).

08155271877

Sehubungan dengan banyaknya kejadian tersebut, bila Anda menerima SMS/ Telepon tolong tanyakan identitas maupun alamat dan segera konfirmasi langsung ke: 0271-717141

Tujuan

9

www.joglosemar.co

Jogja-Solo 05.25 09.15 13.00 17.45

Kutoarjo-Jogja 09.00 19.00

ucapan orang orang kerdil sok superior asal nggambleh mencari kejelekan orang lain jelas memproduksi dosa ! Tetap pilih capres sabar, bijak, bersih, jujur, bersahaja, merakyat serta dekat dengan siapapun. jauhi capres jumowo adigang adigung dan mengglobal gemblung.

085640657370

Kampanye di Lapindo Usul buat pak ical, kenapa gak kampanye di lapindo pak?? Pasti pendukungmu banyak.. Coba beri janji-janji pada mereka??

085647229407

Cermin Orang Serakah Roma Irama adalah cermin dari orang-orang yang serakah pangkat dan kedudukan. Dari

Madiun Jaya AC Jogja - Madiun 09.50 18.30

Pramex

: Rp 6.000

Sriwedari AC

: Rp 10.000

Madiun Jaya AC

: Rp 50.000

Madiun Jogja 06.00 14.50

kegagalan anggota keluarga Roma yang gagal jadi CALEG, Roma juga Gagal jadi Capres RI, bukan sadar dan Istgfar, tapi malah ngumbar Suara lagunya sendiri: “terlalu”. Untuk semua saja, yang gagal jadi Caleg dan Capres,, harap Intropeksi diri. Manusia boleh punya rencana. Tapi harus kembali kepada Alloh. Yang Maha menentukan. Tak ada usaha apapun yang sia-sia. Dan tak ada do’a yang tak di dengar oleh Alloh. Manusia saja yang wajib mengakui, bahwa ,”Rencana Alloh itu lebih baik dari apa yang kita mau”, semoga, Capres-capres dan Caleg-caleg yang gagal,, bisa menerima dn Instropeksi diri. Gak usah umbar ambisi kayak pak haji Roma,, jadi “terlalu”. Terima kasih. (musafir).

087835152203

Gerindra.Sementara kita tahu bahwa ada dugaan,bukti,dan saksi keterlibatan tokoh Gerindra terhadap penculikan dan pembunuhan aktivis,kerusuhan Mei 1998,kudeta pemerintah,dan pelanggaran HAM berat.PKS sebagai partai agama seharusnya mempertimbangkan hal ini sebelum berkoalisi. Lebih baik menjadi partai oposisi yang berwibawa daripada berkoalisi dengan partai yang diragukan kredibilitasnya.Akar rumput dan kader PKS pun mengutuk koalisi ini dan akan keluar dari partai.Kami menyadari kalau Prabowo Subianto jadi presiden,kasus HAM akan dipetieskan sehingga tak tersentuh hukum,tidak ada hukum dan keadilan,KPK akan dilemahkan dan dilumpuhkan selamanya.Semua kesalahan Prabowo akan dimusnahkan. Prabowo akan memerintah dengan tangan besi,tiran,diktator.Siapapun yg menentangnya walau dengan bisikan akan diculik dan dibunuh,dianggap sebagai hewan pengganggu yang tak berarti.

089672859599

Pantas Dihukum Mati Sepantasnya Dihukum Mati,sudah sepantasnya pelaku, pembunuh, pemerkosa, di hukum mati karena sangat menyedih dimana-mana pembunuh dan pemerkosa merajalele semoga calon presiden yang terpilih tegas amien.

081904555975

JADWAL SALAT

Kecewa dengan PKS

Imsak

04:11

Kami kecewa dengan PKS karena telah berkoalisi dengan

Subuh

04:21

Terbit

05:39

Dhuha

06:03

Zuhur Asar Magrib Isya

11:35 14:57 17:28 18:41

www.jadwalsholat.org

Sumber : PT KAI Stasiun Besar Yogyakarta

KELILING

SAMSAT & SIM KELILING

SAMSAT KELILING Senin : Kec. Gemolong dan Colomadu Selasa : Kec. Baki dan Karanggede Rabu : Kel. Singopuran Kartasura dan Simo Kamis : Kec. Mojolaban Jumat : Balaikota Surakarta

WAKTU PELAYANAN: 08.00-14.00 WIB PERSYARATAN: BPKB asli + Fotocopy 1 lembar, STNK asli + Fotocopy 1 lembar, KTP asli + Fotocopy 1 lembar

SIM KELILING DI SOLO Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu

: : : : : :

GOR Manahan GOR Manahan Depan Solo Square Depan Solo Sqquare Depan Solo Grand Mall Depan Balaikota Solo

WAKTU PELAYANAN: 09.00-11.30 WIB PERSYARATAN: Fotokopi SIM lama dan KTP 2 lembar (Disertai yang asli sebagai bukti)

Nomor Taksi Solo Kosti Solo 0271 - 856300 Solo Sentral 0271 - 728728 Bengawan 0271 - 743666 Gelora 0271 - 7004999 Sakura 0271 - 644194 Angkasa 0271 - 781315 Mahkota Ratu 0271 - 655666

Saatnya BICARA Saatnya rakyat bicara dengan bahasa dan pikiran rakyat. Soal apa saja, bebas: Mulai dari soal KTP, listrik, telepon, air bersih, jalan rusak, pembuatan paspor, perbankan, dan lain-lain yang menjadi kewajiban lembaga publik. Joglosemar membuka ruang: Rakyat Bicara. Silakan bicara apa saja. Tetapi jangan memfitnah, menyerang pribadi, dan menyinggung masalah SARA. Caranya: kirim saran, kritik, unek-unek, dan pendapat Anda via SMS ke nomor telepon 0271-7000313 Nomor telepon akan ditampilkan utuh sebagai pengganti identitas dan pertanggungjawaban Anda kepada publik, karena Anda bicara di ruang publik. Terima kasih.


INterNasional

10

jumat, 23 mei 2014

www.joglosemar.co

Bom Meledak di Pasar, 31 Tewas

Lintas Global Bus Angkut WNI Terguling di Australia PERTH—Setidaknya 13 anak-anak dari Indonesia dan Malaysia jadi korban luka kecelakaan bus di Perth, Australia. Menurut keterangan Polisi Australia, bus ini sempat terguling sebelum masuk ke selokan. Anak-anak yang menjadi korban luka berusia 10-12 tahun. Bus ini diketahui tengah dalam perjalanan membawa anak-anak berwisata ke Danau Leschenaultia. “Tiga orang korban mengalami patah tulang dan mereka sudah dibawa ke rumah sakit untuk diperiksa,” tulis pernyataan resmi dari Kepolisian Australia, NST Kamis (22/5). “Walaupun mengalami cedera yang serius, namun luka tersebut tidak sampai mengancam nyawa mereka,” tambah dia. Para korban merupakan bagian dari organisasi lingkungan di Indonesia dan Malaysia. Sampai saat ini investigasi mengenai insiden tersebut masih dilakukan oleh Polisi Australia. n Okezone

Mahasiswa Indonesia Tewas Terseret Sungai di Selandia Baru Jakarta—Yessica Asmin, mahasiswa Indonesia di University of New South Wales di Sydney meninggal setelah tewas terseret arus sungai. Ia sedang melakukan tracking atau perjalanan di kawasan Milford Track, Hutan Nasional Fiordland, Selandia Baru, bersama pacarnya. Yessica Asmin bersama dengan pacarnya, Sean McNabb, melakukan tracking pada hari Senin (19/5) di kawasan yang memang sering menjadi tujuan tracking, Milford Track. McNabb mengaku saat itu mereka sedang mencoba menyeberangi anak sungai yang cukup deras. Namun Yessica terpeleset dan terbawa arus sungai. Yessica sempat dinyatakan hilang, dan jenazahnya baru ditemukan hari Rabu (21/5) dengan bantuan helikopter. Jenazah dari mahasiswa asal Indonesia di University of New South Wales tersebut ditemukan sekitar dua kilometer dari lokasi ia terjatuh. “Saya kehilangan separuh hidup saya. Sangat kehilangan dan saya kangen sekali,” tulis McNabb di akun Facebook-nya. n Detik

Jagat Unik

Opname di Rumah Sakit Serasa Naik Pesawat

S

ugesti untuk sembuh dan perasaan selalu bahagia merupakan hal yang sangat penting dalam proses penyembuhan. Ini pula yang mungkin mendasari sebuah ide unuk dan nyeleneh di rumah sakit di China. Proyek percontohan yang saat ini diluncurkan di China adalah semua perawat rumah sakit diminta untuk memakai pakaian pramugari. Seperti diberitakan Orange, Rabu (21/5), ide unik ini mulai diberlakukan di Rumah Sakit Lianshui County Chinese Medicine di provinsi Jiangsu, China, pada Maret lalu. Semua perawat yang bekerja di sana telah diberikan pelatihan khusus seperti kemampuan komunikasi oleh pramugari China Eastern Airlines. Selain itu, mereka juga di-

haruskan berpakaian seperti pramugari. Tujuan dari proyek ini adalah menawarkan standar baru perawatan yang dirancang untuk meredakan situasi tegang antara staf dan pasien maupun keluarga mereka. “Departemen keperawatan sudah lama ingin menciptakan suasana yang nyaman bagi pasien layaknya seorang pramugari. Tapi, kami belum sempat melakukannya,” kata seorang juru bicara dari Rumah Sakit Lianshui County Chinese Medicine. Waah, pasti para pasien (terutama yang laki-laki) senang karena serasa dirawat oleh pramugari-pramugari cantik. n Okezone

Grand Opening

Serangan ini merupakan yang terbesar di China dalam beberapa tahun terakhir. China menyebut serangan ini sebagai “insiden kekerasan teroris serius”.

Reuters | Athit Perawongmetha

KUDETA MILITER THAILAND—Sejumlah tentara Thailand melakukan penjagaan dalam kudeta di Army Club, di mana pemimpin angkatan darat negara tersebut mengadakan pertemuan dengan seluruh faksi yang bertentangan di Bangkok Tengah, Kamis (22/5). Panglima AD Thailand Jenderal Prayuth Chan-ocha mengambil alih kekuasaan dari pemerintah dalam kudeta dengan mengatakan bahwa militer harus melakukan tindakan melalui reformasi, dua hari setelah mengumumkan pemberlakuan darurat militer. Berita terkait di Halaman 1.

Geert Wilders Berulah, Belanda Kelabakan AMSTERDAM—Penyebaran pesan anti-Islam oleh politikus ekstrem kanan Geert Wilders membuat Belanda terpaksa mengirim utusan ke Arab Saudi untuk meredam kemarahan kerajaan tersebut. Demikian menurut kementerian luar negeri (Kemlu) setempat. Saudi belum mengumumkan sanksi resmi, tetapi media setempat melaporkan sejumlah langkah sudah diterapkan. Pertikaian dimulai ketika politikus ekstrem kanan Geert menyebarkan stiker mengejek Islam. Stiker tersebut dicetak dengan menggunakan warna bendera Saudi. Arab Saudi adalah salah satu negara Islam paling

Geert Wilders

Rtr

konservatif dunia yang menerapkan hukum Islam dengan ketat. Menteri Luar Negeri Belanda Frans Timmermans mengatakan kepada wartawan, pihaknya sedang berunding dengan

pejabat Saudi. Dia menegaskan Belanda mengizinkan kebebasan menyatakan pendapat. Tetapi “pemerintah tidak sependapat dengan” pandangan Wilders dalam masalah ini. Dia berharap pemerintah Saudi dapat “memahami bahwa seluruh Belanda tidak bisa bertanggung jawab atas tingkah laku seorang anggota parlemen.” “Kami akan berusaha keras agar pengaruh negatifnya ke Belanda sekecil mungkin,” kata Timmermans dikutip BBC dari media Belanda RTL, Kamis (22/5). Ekspor Belanda ke Arab Saudi senilai 2,7 miliar dolar per tahun, menurut kantor statistik Belanda. n Detik

Ebay Diretas, 145 Juta Akun Bocor B o st o n— P e r u s a h a a n layanan jual beli online, Ebay Inc., mengatakan bahwa sejumlah peretas telah berhasil mengakses sekitar 145 juta data penggunanya pada tiga bulan lalu. Pencurian data tersebut dapat menjadi salah satu yang terbesar sepanjang sejarah berdasarkan jumlah akun yang terdampak. Ebay mendesak para pengguna layanannya untuk merubah kata kunci (password) dengan segera karena merupakan salah satu data yang dicuri. Juru bicara Ebay Ananda Miller kepada mengatakan bahwa password-password tersebut telah dienkripsi dan perusahaannya sampai saat ini yakin para peretas belum dapat memecahkan kode enkripsi tersebut.

“Belum ada bukti yang menunjukkan dampak lang­ sung bagi pengguna Ebay. Kami belum mengetahui apakah para peretas itu berhasil membongkar enkripsi kata kunci yang dicuri karena pekerjaan itu bukan hal yang mudah,” kata Miller. Menurut Miller, para peretas menyalin sebagian besar data yang berhasil dicuri. Data-data tersebut di antaranya adalah kata kunci, alamat surat elektronik, tanggal lahir, dan sejumlah informasi pribadi lainnya. Dia memastikan data finansial pengguna Ebay, seperti nomor kartu kredit, tetap aman. Untuk menyelidiki pencurian data itu, Ebay telah mempekerjakan divisi forensik Mandiant dari perusahaan

FireEye Inc. Mandiant dikenal publik Amerika Serikat setelah pada Februari 2013 lalu menyiarkan laporan mengenai kelompok peretas di Shanghai yang punya hubungan dengan tentara nasional Tiongkok. Sejumlah pakar keamanan mengatakan para pengguna Ebay saat ini harus meningkatkan kewaspadaan mengenai kemungkinan penipuan, terutama jika mereka menggunakan kata kunci yang sama untuk akun lain. “Masyarakat harus berhenti menggunakan kata kunci yang sama untuk sejumlah akun. Mereka harus segera mengganti kata kunci itu,” kata ahli strategi keamanan global dari perusahaan Rapid7, Trey Ford.n Antara | Reuters

The Park

Beijing—Sebuah bom meledak di sebuah pasar di Urumqi, ibu kota provinsi Xinjiang yang sedang bergolak di China, pada Kamis (22/5). Kabar yang dilansir terakhir pada Kamis (22/5) malam WIB, sudah 31 orang tewas dan 94 terluka akibat bom yang diduga ditanam dalam mobil itu. Serangan ini merupakan yang terbesar di China dalam beberapa tahun terakhir. China menyebut serangan ini sebagai “insiden kekerasan teroris serius”. Kepala daerah setempat, Meng Jianzhu menyerukan untuk memperkuat usaha pemberantasan “kekerasan teroris”. Sejumlah gambar yang diunggah di media sosial Weibo menunjukkan kebakaran dan asap membumbung di atas kios-kios pasar. “Terjadi sejumlah ledakan kuat di pasar pagi dekat Istana Kebudayaan Urumqi,” tulis salah seorang pengguna Weibo yang mengaku berada di dekat lokasi saat kejadian berlangsung. “Saya melihat api dan asap. Sejumlah kendaraan dan barang-barang terbakar sementara pemilik berlarian meninggalkan hartanya,” tulis dia. Xinjiang yang terletak di bagian barat China pada beberapa bulan terakhir memang terus dilanda kerusuhan sosial. Pemerintah di Beijing mengatakan bahwa kekerasan di tempat tersebut dilakukan oleh gerakan separatis yang didorong oleh pandangan religius garis keras. Xinjiang adalah tempat tinggal sebagian besar warga Muslim Uighur. Sementara itu sejumlah pengamat mengatakan bahwa Beijing terlalu membesar-besarkan ancaman keamanan di Xinjiang untuk membenarkan kebijikan militeristiknya. Menurut mereka, kesenjangan ekonomi

dan represi kebudayaan adalah penyebab utama kerusuhan sosial di tempat itu.

Luar Negeri Sebelumnya pada 30 April lalu, saat Presiden Xi Jinping mengunjungi provinsi tersebut, sejumlah orang bersenjatakan pedang dan bom menyerang stasiun kereta api Urumqi. Tindakan mereka menewaskan satu orang dan melukai 79 lainnya. Dua di antara penyerang juga kehilangan nyawa. Menurut kantor berita Xinhua, serangan tersebut direncanakan oleh seseorang yang berada di luar negeri. Delapan hari sebelum kejadian, sang perencana tersebut kemudian meminta 10 orang untuk membuat bom dan memilih target. Pada Maret, sejumlah orang tiba-tiba menusuk para pengunjung stasiun kereta api Kunming, menewaskan 29 orang dan melukai 193 orang. Peristiwa tersebut dikenal sebagai “9/11 versi China”. Pada 2009, kerusuhan etnis juga merebak di Urumqi antara Uighurs melawan mayoritas Han. Sebanyak 200 orang kehilangan nyawa. China sendiri menanggapi rangkaian kekerasan tersebut dengan memperketat keamanan di sejumlah jalan. Sejumlah kelompok pembela hak asasi manusia mengatakan ketegangan di Xinjiang dipicu oleh opresi kultural, represi aparat keamanan, dan imigrasi oleh suku Han yang kemudian mendapat keuntungan oleh kebijakan ekonomi diskriminatif. Beijing membantah hal tersebut dan mengklaim bahwa kebijakan di Xinjiang telah membawa provinsi tersebut lebih sejahtera. n Antara | Reuters | Niko Fediyanto

Reuters | CNSphoto

LOKASI BOM—Masyarakat berkerumun di jalanan yang dijaga oleh polisi setelah sebuah ledakan besar di Urumqi, wilayah otonomi Uighur Xinjiang , Kamis (22/5).

Dengan 5 Theatre DELUXE plus 1 Theatre PREMIERE Jl. Ir. Soekarno, Solo Baru (Sukoharjo) Jawa Tengah Telp: 0271-7891321

SOLO SQUARE 1. 12.30/15.15/18.00/20.45 2. 13.00/15.45/18.30/21.15 THE PARK 1. 13.00/15.45/18.30/21.15 2. 12.45/15.30/18.15/21.00 4. 12.15/15.00/17.45/20.30 PREMIERE 12.30/15.15/18.00/20.45

SOLO GRAND MALL 1. 12.00/14.00/16.00/18.00/20.00

PARAGON 1. 12.15/15.00/17.45/20.30 2. 12.45/15.30/18.15/21.00 3. 13.15/16.00/18.45/21.30 PREMIERE 13.00/15.45/18.30/21.15

SOLO GRAND MALL 2. 12.15/14.15/16.15/18.15/20.15

PARAGON 4. 12.30/15.00/17.30/20.00 THE PARK 3. 12.45/15.15/17.45/20.15 SOLO SQUARE 4. 13.00/15.30/18.00/20.30 THE PARK 5. 12.30/15.20/18.10/21.00 SOLO SQUARE 5. 12.15/15.05/17.55/20.45

SOLO SQUARE 3. 12.45/14.45/16.45/18.45/20.45 PARAGON 5. 12.45/14.55/17.05/19.15/21.25

SOLO GRAND MALL 3. 12.30/14.30/16.30/18.30/20.30

SOLO GRAND MALL 4. 12.00/14.00/16.00/18.00/20.00 HTM GRAND Senin-Kamis Rp. 20.000 Jumat Rp 25.000 Sabtu-Minggu-Libur Rp 30.000 SOLO SQUARE & PARAGON Senin-Kamis Rp. 30.000(3D)/Rp 25.000 Jumat Rp 35.000(3D)/Rp.30.000 Sabtu-Minggu-Libur Rp 40.000(3D)/Rp 40.000 PREMIERE Senin-Kamis Rp 50.000 Jumat Rp 60.000 Sabtu-Minggu-Libur Rp 75.000


jogja jumat, 23 Mei 2014

11

www.joglosemar.co

Pendukung Capres Mulai Galang Massa Ia menjamin seluruh perangkat desa telah mengetahui dukungan Apdesi pada Jokowi-JK.

Antara | Noveradika

SIMULASI KEADAAN DARURAT—Penumpang yang menjadi korban kecelakaan pesawat dievakuasi oleh petugas pada acara simulasi penanggulangan keadaan darurat di Bandara Adi Sucipto, Yogyakarta, Kamis (22/5). PT. Angkasa Pura I Bandar Udara Internasional Yogyakarta mengadakan kegiatan Penanggulangan Keadaan Darurat (PKD) bertujuan untuk meningkatkan kecakapan personel dalam menghadapi suatu keadaan darurat seperti pesawat tergelincir, ancaman bom serta menguji ketahanan SDM berdasarkan Standar Operasional Prosedur.

Laporan Keuangan 4 Daerah Wajar Tanpa Pengecualian JOGJA—Empat kabupaten/ kota di DIY memperoleh predikat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dengan paragraf penjelas atas hasil pemeriksaan laporan keuangan pemerintah daerah tahun anggaran 2013 dari Badan Pemeriksa Keuangan RI. Empat daerah itu adalah adalah Kabupaten Bantul, Kulon Progo, Sleman dan Kota Yogyakarta. Kepala Perwakilan BPK RI DIY, Sunarto mengatakan terdapat kabupaten yang mempertahankan opini WTP, baru memperoleh opini WTP, dan masih memperoleh opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP). “Hasil pemeriksaan ini kami harapkan bisa memberikan dorongan dan moti-

vasi demi terwujudnya akuntabilitas dan transparansi keuangan negara,” kata Sunarto dalam acara penyerahan laporan hasil pemeriksaan (LHP), Kamis (22/5). Menurutnya, pemeriksaan keuangan pemerintah daerah yang dilakukan BPK sesuai amanat UU nomor 15 tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara. Adapun laporan yang diserahkan dalam kesempatan itu, meliputi tiga laporan yaitu LHP atas laporan keuangan, LHP kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan dan LHP atas sistem pengendalian intern. Sementara itu, menurut dia,

Kabupaten Gunungkidul secara khusus mendapatkan opini WDP, disebabkan masih memiliki pengecualian yang perlu mendapat perhatian khusus oleh pemerintah kabupaten itu. Persoalan yang perlu diperhatikan, antara lain mengenai penatausahaan aset tetap yang hingga saat ini belum dilaksanakan secara memadai. “Temuan terkait aset tetap belum selesai ditindaklanjuti dan beberapa aset tetap belum dicatat dalam buku inventaris dan karti inventaris barang (KIB). Penatausahaan aset tetap dalam BI dan KIB di beberapa SKPD tidak tertib,” jelasnya. n Antara

JOGJA—Pendukung calon presiden dan wakil presiden mulai menggalang dukungan masyarakat untuk memenangkan calon mereka. Di Yogyakarta, Front Anti Komunis Indonesia (FAKI) memotori berdirinya Masyarakat Pendukung Prabowo Presiden (MP3). Sekretariat Nasional Jokowi menggandeng Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (Apdesi). Ketua Bidang Hukum dan Organisasi Apdesi Endro Sulastomo mengatakan Apdesi mendukung pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla. Ia menjamin seluruh perangkat desa telah mengetahui dukungan Apdesi pada Jokowi-JK.”Secara

tindak pidana korupsi dan menetapakan SDA sebagai tersangka,” kata Johan Budi. Johan mengatakan, KPK belum dapat merinci jumlah kerugian negara atas kasus tersebut. Namun anggaran yang digunakan untuk penyelenggaraan haji tahun 2012-2013 mencapai lebih dari Rp 1 triliun. Menurut Johan, penetapan status tersangka untuk SDA didasarkan pada dua alat bukti yang cukup mendukung. “Saya kira tidak ada hubungan dengan politik. Karena jauh sebelum itu KPK sudah melakukan penyelidikan, sudah sejak tahun 2013,” kata Johan Budi di kantornya, Jakarta Selatan, Kamis (22/5). Namun demikian, kata Johan, KPK tidak mungkin memaksakan anggapan sebagian pihak yang mencoba menarik ke ranah politik di balik penetapan SDA sebagai tersangka. “Bahwa orang lain menarik itu ke politik,

terserah mereka. Silakan saja,” ujar Johan menambahkan. Sementara itu, Wakil Ketua KPK, Bambang Widjojanto menyatakan, SDA disangka menyalahgunakan wewenang dan melakukan perbuatan melawan hukum. “SDA dikenai Pasal 2 dan Pasal 3,” kata Bambang saat dikonfirmasi wartawan, Kamis (22/5). Dari pasal-pasal itu, SDA diduga melakukan penyalahgunaan kewenangan dengan melakukan perbuatan memperkaya diri sendiri atau orang lain atau suatu korporasi. Berita itu tak urung membuat Sekjen PPP, Romahurmuziy alias Romi langsung pucat pasi di Rumah Polonia, saat awak media menanyakan penetapan tersangka tersebut. Romi langsung mengeluarkan Ponsel di kantong celananya dan tampak menghubungi rekan sejawatnya. Romi pun langsung menghindari awak media saat pertanyaan itu dialihkan padan-

JOGJA—Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Dinsosnakertrans) Yogyakarta menargetkan seluruh data hasil uji publik pertama kartu menuju sejahtera (KMS) di seluruh wilayah kota tersebut sudah masuk ke dinas paling lambat akhir Mei. Kepala Bidang Bantuan dan Pengembangan Kesejahteraan Sosial Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kota Yogyakarta Tri Maryatun menjelaskan aat ini, sudah ada 33 kelurahan yang memasuk-

ya. “Saya belum dapat informasi. Saya dari tadi sore di sini (Rumah Polonia). Saya tidak ingin berandai-andai. Saya make sure dulu lah,” kata Romi, Kamis (22/5). Hatta Rajasa selaku Cawapres merasa prihatin dengan status hukum Ketum Parpol pendukungnya itu. “Saya terkejut, saya baru saja mendengar dari beberapa wartawan,” kata Hatta di TMII, Kamis (22/5). Meski prihatin, Hatta yakin status hukum SDA tak akan mempengaruhi elektabilitas Prabowo-Hatta di Pilpres 2014. Menurut eks Menko Perekonomian itu, kasus yang melilit SDA terpisah dengan pencalonannya di Pilpres. “Tidak, karena ini terpisah sama sekali,” ujarnya. Meski tak khawatir, Hatta mengatakan akan ada evaluasi posisi SDA di Dewan Penasihat Timses Prabowo-Hatta. Posisi SDA akan diganti kader PPP lainnya. n Okezone | Detik

Militer Thailand...............................................................................................sambungan dari Hal 1 “Agar negara kembali normal dengan cepat, Komite Penjaga Perdamaian Nasional terdiri atas angkatan darat, angkatan bersenjata Thailand, Angkatan Udara Kerajaan dan polisi perlu merebut kekuasaan pada 22 Mei pukul 16.30,” kata Prayut. Dia mengatakan kekuasaan akan diselenggarakan oleh komite yang dia pimpin. Beberapa saat sebelum pengumuman yang mengagetkan itu, para saksi mata mengatakan mereka melihat pemimpin dua partai politik utama serta gerakan protes saingannya yang dilakukan oleh militer dari tempat di mana Prayut mengadakan pembicaraan yang bertujuan untuk menyelesaikan

perbedaan di antara mereka. Prayut mengatakan ia merebut kekuasaan akibat kekerasan di Bangkok dan banyak wilayah di negara tersebut yang menyebabkan hilangnya nyawa tak berdosa dan harta benda dan mungkin akan terus meningkat. “Semua warga Thailand harus tetap tenang dan pejabat pemerintah harus bekerja seperti biasa,” katanya dalam pengumuman singkat sekitar pukul 17.00 waktu setempat. Kabar kudeta dalam waktu dekat sudah terdengar di Thailand sejak Selasa (20/5), saat Prayut mendeklarasikan darurat militer, mengatakan bahwa ia bertindak untuk mencegah ketegangan politik mematikan

yang bergerak di luar kendali. Prayut meminta peserta untuk menjembatani perbedaan di antara mereka demi kebaikan negara. Ia juga mengatakan tidak akan membiarkan Thailand menjadi seperti Ukraina atau Mesir. “Saya peduli dengan situasi ini dan tidak akan membiarkannya tanpa sebuah solusi,” kata Prayut. Melihat situasi ini, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Bangkok mengeluarkan surat edaran bagi WNI di Negeri Gajah Putih itu. Surat edaran resmi itu berisi sejumlah poin agar para WNI menjauhi tempat unjuk rasa. “Segera menjauhi tempat demonstrasi/berkumpulnya massa terutama di malam hari

dan tetap mewaspadai memantau kondisi perkembangan di sekitarnya. Bila melihat pergerakan massa segera menghindar dan mencari tempat aman,” demikian imbauan KBRI. Para WNI juga diminta tidak meninggalkan penginapan atau tempat tinggal di malam hari jika tidak ada keperluan yang mendesak. Para WNI juga diimbau tak mengenakan atribut berwarna merah, hitam, dan kuning karena bisa ditafsirkan berafiliasi dengan kelompok yang bertikai. “Segera menghubungi KBRI Bangkok bila ada masalah tersebut dan selalu membawa identitas diri,” tulis edaran KBRI. n Antara | Detik | Niko Fediyanto

Elite Demokrat..................................................................................................sambungan dari Hal 1 Elite Demokrat yang secara terang-terangan mendukung Jokowi-Kalla adalah anggota Dewan Kehormatan Partai Demokrat Suaidi Marasabessy. “Saya, sesuai hati nurani saya, mendukung Jokowi-JK,” kata Suaidi, Kamis (22/5). Pernyataan Suaidi ini langsung membuat pendukung Prabowo-Hatta di internal PD kebakaran jenggot. Adalah anggota Dewan Pembina Ahmad Mubarok. “Mungkin Pak Suaidi salah tafsir terhadap Pak SBY. Dikira Pak SBY enggak suka Prabowo. Padahal Prabowo sudah membantah,” tuturnya. Mubarok menilai PD cenderung mendukung Pra-

bowo-Hatta. “Demokrat justru cenderung ke Prabowo. Karena dari Rapimnas tidak satupun suara ke Jokowi,” ungkap Mubarok. Sementara, salah satu peserta konvensi Capres Demokrat, Anies Baswedan secara terbuka juga menyatakan mendukung Jokowi-Kalla. Anies mengatakan sikap politik itu diambilnya setelah Jokowi dan Jusuf Kalla (JK) secara langsung menghubungi dirinya untuk meminta kesediaan bergabung. “Baik Pak Jokowi dan Pak JK masing-masing menghubungi saya untuk kepentingan tersebut. Saya mengiyakan undangan tersebut sebagai sebuah

ikhtiar turun tangan ikut mendorong orang baik mengelola pemerintahan,” ujar Anies. Dukungan untuk Jokowi-JK juga didapat dari Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI). Ketua Umum PKPI Sutiyoso menawarkan kantor DPP PKPI dijadikan sebagai markas tim pemenangan Jokowi-JK. “Kita akan habis-habisan berjuang. Bahkan kalau perlu Timses bisa gunakan kantor ini. Akan kita kosongkan untuk tim sukses, sudah gitu gratis lagi,” ujar Sutiyoso di kantor DPP PKPI Jakarta. Pada bagian lain, mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD akhirnya

Ketua Mahkamah Konstitusi, yang telah ditunjuk sebagai ketua tim pemenangan Prabowo-Hatta Rajasa. Sementara itu, enam partai politik di Kabupaten Gunungkidul melakukan deklarasi pemenangan pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa. Deklarasi pemenangan dihadiri oleh ratusan simpatisan dan kader dari Partai Gerindra, PAN, PKS, PPP, Golkar dan PBB, di Gedung Serba Guna Siyono Harjo, Playen, Gunungkidul,Kamis (22/5). “Khusus di Gunungkidul, kami dekati melalui strategi budaya dan sosial. Kami yakin menang. Kami menargetkan suara Gunungkidul bisa masuk 70 persen,” jelas Bendahara DPD Partai Gerindra DIY Cipto Hartono. n Antara | Cisilia Perwita S

Dinsosnaker Rampungkan Uji Publik KMS

SDA Tersangka..................................................................................................sambungan dari Hal 1 Bersamaan dengan penetapan status tersangka itu, SDA langsung dicegah bepergian ke luar negeri selama enam bulan ke depan. Pencegahan itu didasarkan pada SKEP No. KEP720/01/05/2014 tanggal 22 Mei 2014, terhitung mulai hari ini (kemarin-red). Pengumuman penetapan status tersangka itu disampaikan Juru Bicara KPK Johan Budi SP di Jakarta, Kamis (22/5). Johan mengatakan, KPK telah lama menyelidiki kasus itu, termasuk pergi ke Arab Saudi untuk mengumpulkan bahan-bahan dari para pejabat Kementerian Agama guna mendapatkan bahan penyelidikan. KPK, menurut Johan, juga sudah melakukan gelar perkara kasus tersebut pekan lalu dan kemarin. “Dari hasil gelar perkara disimpulkan, dalam penyelenggaraan haji tahun anggaran 2012/2013 diduga telah terjadi

organisasi bukan hanya hanya orang per orang,” katanya dilansir Tempo, Kamis (22/5). Dukungan Apdesi pada Jokowi muncul setelah peringatan hari ulang tahun Apdesi di Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta, beberapa waktu lalu. Pada hari itu juga, sejumlah perwakilan Apdesi lantas datang ke kantor Sekretariat Nasional Jokowi untuk menyampaikan dukungan. Alasan mendukung Jokowi karena sosok Capres ini merakyat. Menurut dia, ada empat orang perwakilan yang datang ke Seknas saat itu, termasuk Sulastomo sendiri. Adapun tiga lainnya merupakan per-

wakilan dari Apdesi Jawa Tengah, Lampung, dan Sumatra Utara. Ia mengatakan sejauh ini memang belum ada aksi penggalangan dukungan di masyarakat. ”Kami datang ada mandatnya,” ucapnya. Sementara itu Ketua MP3 Budi Santoso menjelaskan sedari awal FAKI mendukung Prabowo. Ia memasang spanduk besar memuat nama MP3 dan foto Prabowo di mulut gang. “Kami juga akan bikin selebaran berisi otobiografi Prabowo dan misinya,” katanya. Dia mengaku segera mendeklarasikan MP3 secara resmi. Rencananya, deklarasi itu berlangsung di Titik Nol Kilometer Yogyakarta. Dia juga segera berkoordinansi dengan Mahfud Md, guru besar Fakultas Hukum UII yang juga bekas

menerima tawaran menjadi Ketua Tim Pemenangan Prabowo-Hatta. Mahfud sudah meminta masukan dari kiai-kiai dan sampai pada satu kesimpulan untuk ikut berjuang bersama Prabowo-Hatta di Pilpres 2014. “Saya memulai berjuang bersama pasangan Prabowo-Hatta dengan memimpin tim nasional pemenangan pasangan tersebut,” kata Mahfud di Jakarta, Kamis (22/5). Menurut Mahfud MD, pasangan Capres Prabowo-Hatta dan Jokowi-JK adalah sama baiknya karena sama-sama merupakan produk pilihan rakyat melalui berbagai survei dan keputusan politik. n Detik

kan data. Namun, karena ada wilayah yang baru melakukan uji publik pada 20 Mei, pihaknya berharap, hasil uji publik tersebut sudah masuk ke dinas akhir Mei “Hasil uji publik pertama tersebut meliputi berbagai hal, di antaranya usulan baru penerima KMS atau adanya perubahan data di wilayah, misalnya penerima meninggal dunia atau sudah pindah alamat.Kami minta data pindah alamat karena apabila warga penerima KMS tersebut

tidak pindah keluar kota, maka masih bisa diverifikasi,” jelasnya, Kamis (22/5). Berdasarkan usulan yang sudah masuk, terdapat lebih dari 3.400 keluarga yang diusulkan sebagai penerima KMS tahun depan. Data hasil uji publik di lapangan tersebut kemudian dicermati sebelum dimasukkan ke dalam sistem basis data sebagai bahan verifikasi di lapangan. “Data yang akan diverifikasi adalah penerima KMS tahun ini ditambah usulan baru dari

masyarakat. Verifikasi dilakukan sesuai kriteria masyarakat miskin yang sudah ditetapkan pemerintah kota,” katanya. Tri menyebut, Dinsosnakertrans Kota Yogyakarta kini sedang melakukan seleksi petugas verifikasi lapangan untuk calon penerima KMS. Verifikasi lapangan ditargetkan dapat dilakukan pada Juli hingga Agustus.”Satu kelurahan direncanakan ada tiga petugas. Petugas berasal dari pekerja sosial masyarakat,” ucapnya.n Antara

Sekeluarga Keracunan...........................................sambungan dari Hal 1 “Pasien masuk ke Puskesmas pada Rabu (21/5) siang kemarin, setelah merasakan gejala keracunan usai menyantap jamur pagi harinya,” ungkap Ony, Kamis (22/5). Dari hasil pemeriksaan medis, diduga kuat korban mengalami keracunan jamur. Dari diagnosis tersebut kemudian pasien diberikan penanganan cepat dengan pemberian cairan. Dua orang pasien yang mengalami gejala berat kemudian dirawat inap sedangkan lainnya rawat jalan karena masih gejala ringan. Sementara itu menurut Saguh Pujo Hastoni, jamur tersebut merupakan pemberian tetangganya, Selasa (20/5) petang. Dari tetangganya itu, Saguh mendapat keterangan

jamur yang dikonsumsinya didapat dari tumpukan jerami. Jamur yang mirip jamur merang tersebut berwarna putih bersih dan rasanya agak pahit. Sebenarnya dirinya sempat curiga karena biasanya jamur merang yang dikonsumsi warnanya kecokelatan. “Ternyata setelah dimasak rasanya juga pahit. Padahal kalau jamur merang biasanya rasanya enak seperti daging ayam,” tutur Saguh. Benar saja, setelah dimasak oseng-oseng dan dimakan, dia sekeluarga mengalami mual, muntah dan kepala pusing. Lantaran gejala keracunan semakin menghebat, Saguh sekeluarga akhirnya berobat ke Puskesmas. Sedangkan dari enam anakn-

ya, salah satu putrinya yakni Laili Khoirunissa (14) cukup beruntung tidak keracunan karena tidak kebagian masakan jamur tersebut. Sementara itu menurut Ony, salah satu pasien yakni Siti Fatimah (42), istri Saguh, dalam kondisi mengandung delapan bulan. Meski keracunan, namun menurut dia tidak sampai mengganggu kandungan sang ibu. Lebih lanjut menurut Ony, pascakejadian sudah ada tim dari Dinkes Boyolali yang mengambil sampel jamur serta sisa makanan untuk uji laboratorium. Sedangkan saat ini, dua pasien yang dirawat inap menurut dia kondisinya sudah membaik dan dimungkinkan sudah bisa pulang. n Ario Bhawono

Jokowi-Jusuf............................................................sambungan dari Hal 1 Pihaknya bersama jajaran tim dokter akan melakukan rapat pleno untuk membahas hasil tes tersebut. “Satu hal yang dapat menyebabkan pasangan calon gagal adalah disabilitas atau kehilangan kemampuan untuk melaksanakan tugas kewajiban sebagai presiden dan wakil presiden,” katanya. Tes kesehatan yang dijalani Jokowi-JK di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta, sebagai bagian persyaratan bagi keduanya yang akan maju dalam Pilpres 2014. Tes kesehatan serupa juga akan diterapkan kepada pasangan bakal Capres-Cawapres lainnya yakni Prabowo Subianto-Hatta Rajasa, Jumat (23/5). Calon wakilnya, Jusuf Kalla mengaku tetap sehat meski sudah menjalani serangkaian tes selama setengah hari penuh. Dengan stamina yang masih stabil, ia yakin lolos tes kesehatan kali ini. Menurut Jokowi, pengecekan sendiri dilakukan secara

detail, semuanya menyangkut dengan kesehatan dan kejiwaan. “Semuanya dites, tapi juga kami berdua masih segar,” ujanya. Ketua Umum IDI, Zaenal Abidin, kedua pasang calon akan dinyatakan sehat jasmani dan rohani jika tidak ditemukan disabilitas dari segi kesehatan jiwa dan jasmani. JK mengatakan, tes kesehatan yang dijalaninya sekarang lebih ringan dari tes kesehatan sepuluh tahun silam, saat dirinya mendampingi Susilo Bambang Yudhoyono maju di Pilpres 2004.”Tes sekarang lebih ringan dari yang dulu,” ujar JK usai menjalani pemeriksaan. Kepala RSPAD Gatot Soebroto, Brigjen TNI Dr Douglas S Umbo menjelaskan ada 14 tes yang diikuti pasangan bakal calon presiden dan wakil presiden. Rangkaian pemeriksaan kesehatan meliputi beberapa unsur, yakni pemeriksaan se-

jarah kesehatan, pemeriksaan kesehatan jasmani dan psikis, serta pemeriksaan penunjang dan pemeriksaan laboratorium. KPU menganggarkan biaya pemeriksaan kesehatan dua pasangan Capres/Cawapres dengan total Rp 300 juta. Kedua pasangan menjalani rangkaian 14 jenis pemeriksaan. “Dana satu orang Rp 75 juta,” ujar anggota KPU Ferry Kurnia Rizkiyansyah di RSPAD Gatot Soebroto, Jalan Abdul Rahman Saleh, Jakpus, Kamis (22/5). Dana itu mencakup seluruh biaya pemeriksaan kesehatan termasuk tim dokter. “Secara komprehensif semuanya, menyeluruh. Dan ini kan di blok juga tidak ada pasien yang datang,” katanya. Hasil pemeriksaan kesehatan akan diumumkan bersamaan dengan kelengkapan berkas administrasi bakal pasangan calon pada 31 Mei. n Antara | Detik

Sering Diolok..........................................................sambungan dari Hal 1 Penyakit yang diderita Yeni itu mulai muncul saat dirinya hendak naik kelas 2 SD. Semula, hanya muncul benjolan kecil sebesar ujung ibu jari. Saat itu, menurut Suparno, Yeni sudah pernah dibawa ke dokter dan dirujuk ke RSU Pandanarang untuk operasi. Beruntung, Suparno sekeluarga saat itu masih ter-cover Jamkesmas sehingga dia tidak perlu mengeluarkan biaya untuk pengobatan Yeni. “Di RSU Pandanarang dioperasi dan diambil sampel dan katanya jenis tumor jinak. Kemudian dirujuk untuk operasi di RS Dr. Moewardi Solo,” terang Suparno.

Setelah operasi, kondisi Yeni pun membaik dan diperbolehkan untuk pulang. Nahas, beberapa waktu kemudian ternyata tumor itu masih tersisa dan terus membesar hingga ke bahu Yeni sekarang. Kondisi ini pun membuat Suparno bingung. Pasalnya, untuk berobat ke Moewardi, Yeni sebelumnya sudah dinyatakan sembuh. Selain itu dia mengaku tidak tahu prosedur mengurus Jamkesmas, mengingat dirinya tidak bisa baca tulis karena tidak pernah mengenyam bangku sekolah. Sedangkan untuk biaya berobat lagi, dirinya sudah ti-

dak memiliki biaya. Apalagi kerjanya hanya serabutan, kalaupun dapat pekerjaan paling upahnya hanya sekitar Rp 30.000-35.000 per hari. Sedangkan untuk menempati ruangan bangunan milik desa setempat, dirinya masih membayar Rp 100.000 per bulan. Ditambah lagi untuk biaya hidup sehari-hari, penghasilannya berikut sang istri pasti jauh dari cukup. Saat ini, Suparno hanya berharap ada uluran tangan yang membantu kesembuhan Yeni. Sementara ini, Yeni menjalani terapi di sebuah rumah sakit dengan bantuan sebuah lembaga secara gratis. n


12

Jernih - Bernilai www.joglosemar.co

jumat, 23 mei 2014

Lintas Isu Beruang Hebohkan Banyumas Banyumas—Warga Desa Wlahar Kulon, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, digemparkan kemunculan dua hewan yang diduga beruang. Beberapa warga sempat melihat penampakan hewan tersebut, yakni dengan ciri-ciri tubuh agak besar dan berwarna hitam. Kedua hewan ini merusak dan merobohkan pohon pisang di ladang. Badan Konservasi dan Sumber Daya Alam (BKSDA) Jateng kemudian memeriksa lokasi munculnya hewan, namun tidak menemukan petunjuk bahwa satwa yang dimaksud adalah beruang. “Seandainya itu beruang, berarti ada yang memelihara. Di sini bukan habitatnya,” kata Koordinator Polisi Hutan BKSDA Jateng Wilayah Konservasi II Cilacap-Pemalang, Rahmat Hidayat, Kamis (22/5). Rahmat menjelaskan jejak tidak terlihat karena kemunculan hewan itu terjadi sepekan lalu dan tidak langsung dilaporkan. Kemungkinan besar jejaknya terhapus hujan. “Jejaknya sudah tidak terlihat lagi,” jelasnya. BKSDA meminta warga melapor secepatnya jika melihat penampakan hewan tersebut. “Beruang itu kan setiap saat berpindah-pindah,” katanya. n Detik

Habib Syech Mantapkan Mahfud Dukung Prabowo JAKARTA—Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi, Mahfud MD, mantap mendukung calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa. Ada beberapa tokoh yang dianggap Mahfud sebagai mentor dan panutan yang memantapkan pilihannya, salah satunya adalah Habib Syech bin Abdul Qadir Assegaf. Murid dari almarhum Habib Anis bin Alwi Alhabsyi, imam masjid Riyadh Gurawan Solo itu langsung menghubungi Mahfud dan menyatakan bersyukur dan memantapkan agar mendukung Prabowo - Hatta. “Habib Syech menyatakan bersyukur dan mengajak saya untuk berselawat ke berbagai daerah untuk mendoakan kemenangan Prabowo-Hatta,” katanya, seperti dikutip dari Viva News. Menurut Mahfud, kiai Agus Ali Masyhuri dari Tulangan Sidoarjo juga mengatakan “wajib” bagi dirinya untuk melanjutkan perjuangan di jalan politik. Meski

ada yang mendukung, ada juga kiai yang meminta Mahfud untuk memikirkan masak-masak sebelum menjatuhkan pilihan. Seperti sahabatnya, KH Khudori Yusuf atau Gus Yusuf dan K. Ahmad Bagja. “Mereka menyarankan agar saya mempertimbangkan secara komprehensif dan tenang, jangan terburu-buru,” katanya. KH Malik Madani, senior dan penasihat Mahfud dari UIN Yogya, meminta agar dirinya netral. Banyak tuduhan bahwa Mahfud dinilai sedang memburu jabatan atau sedang sakit hati. Lain dengan para kian, tanggapan lain juga datang dari para mahasiswa Mahfud. Dia mengaku menerima pesan bahwa mahasiswanya akan mengambil sikap politik lain dan mendukung Joko Widodo dan Jusuf Kalla. “Pesan itu isinya kami tetap mengagumi dan ta’dzim kepada Bapak sebagai guru kami, tapi izinkan kami mengambil pilihan politik lain.” katanya. n Niko Fediyanto

Mohammad Ayudha

KUNJUNGI LOJI GANDRUNG—Menteri Koordinasi dan Kesejahteraan Rakyat (Menko Kesra) Agung Laksono (kiri) berbincang-bincang dengan Walikota Surakarta F.X. Hadi Rudyatmo (kanan) pada kunjungannya ke Loji Gandrung, Solo, Kamis (22/5). Agung Laksono mengaku kunjungannya hanya kunjungan biasa.

Agung: Tak Ada Pemecatan Jangan sampai ada ancaman pada anggota partai khususnya bagi kaum muda Golkar dengan adanya perbedaan dukungan Capres-Cawapres. Agung Laksono Waketum Golkar

LAWEYAN—Wakil Ketua Umum (Waketum) Partai Golkar, Agung Laksono, memastikan ti-

dak ada pemecatan bagi kader pembelot yang mendukung pasangan di luar Capres-Cawapres Prabowo-Hatta. Golkar memberikan kebebasan memilih bagi kader dalam Pemilu Presiden (Pilpres) 9 Juli mendatang. Agung mengatakan, dalam rapat forum Rapimnas Golkar, para senior partai baik senior hingga organisasi kepemudaan tergabung dalam ormas MKGR sudah memutuskan adanya dua perbedaan dukungan dalam Pilpres. Namun demikian hendaknya dengan adanya dua dukungan ini tidak jadi persoalan. “Jangan sampai ada ancaman pada anggota partai khususnya bagi kaum muda Golkar dengan adanya perbedaan dukungan Capres-Cawapres,” ujar Agung ditemui di sela kunjungan kerja di Loji Gandrung, Kamis (22/5). Dikatakan Agung, adanya ancaman tersebut tidak sejalan dengan amanat reformasi dan di era keterbukaan seperti sekarang. Keberadaan aspirasi dari ormas pendukung partai tradisional pendiri Golkar dalam mendukung Capres-Cawapres sifatnya bukan paksaan. Demikian juga bagi kader Golkar oleh Ketua Umum Partai Aburizal Bakrie sudah berbicara pada sesepuh partai tidak akan ada pemecatan bagi kader yang memberikan dukungan ke Capres-Cawapres lain. “Tidak adanya pemecatan dalam memberikan suara dukungan ke Capres-Cawapres berbeda bagi partai, sebagai bentuk kemajuan positif bagi

Golkar,” katanya. Menurut Agung, jika ada anggota internal partai mengundurkan diri akibat beda dukungan seperti yang dilakukan Wakil Ketua Dewan Pertimbangan (Wantim) Golkar Luhut Pandjaitan itu hak dia. Meskipun selama ini Luhut sebagai tokoh internal partai terkenal loyalis terutama dalam pengabdiannya dalam membesarkan partai. “Karena merasa beda pilihan dan mengundurkan diri monggo kami tidak paksakan. Ini sudah diperkirakan sebelumnya,” jelasnya Sikap mundurnya Luhut, Agung memaklumi lantaran antara Luhut dan JK memiliki ikatan batin kuat. Terutama saat JK menjabat sebagai Wakil Presiden dan juga Ketua Umum Partai Golkar. Disinggung soal arah Agung dalam Pilpres, dia hanya menegaskan kalau nanti pada waktunya masyarakat juga akan tahu. Sekali lagi pihaknya lebih memilih melakukan pendekatan dan merangkul kepada anggota internal yang beda soal dukungan di Pilpres daripada asal main pecat. Agung menambahkan, meskipun Luhut sudah menyatakan mundur jika nantinya ingin kembali ke Golkar pihaknya sangat welcome. Terlebih dalam AD/ART Parpol sudah ada menjelaskan seperti itu. “Kami sesuai aturan saja. Dalam hal ini kami ingin memberikan edukasi politik pada partai,” katanya. n Muhammad Ismail

Antara | Yudhi Mahatma

kemenag digeledah—Petugas KPK-Polri menggeledah kantor Kementerian Agama terkait kasus dugaan korupsi dana haji di Jakarta, Kamis (22/5). Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menetapkan Menteri Agama Suryadharma Ali sebagai tersangka kasus dugaan korupsi terkait penyelenggaraan haji di Kementerian Agama tahun anggaran 2012-2013 tersebut. Berita Terkait di Halaman 1.

Menang, JK Akan “Kuasai” Golkar JAKARTA—Jusuf Kalla (JK) tidak hanya akan dinobatkan menjadi wakil presiden (Wapres) jika memenangi Pemilu presiden (Pilpres) 2014. Politisi gaek itu juga akan kembali menguasai Goklar jika sukses mengandaskan pasangan Prabowo-Hatta Rajasa. Ini merupakan hasil analisis pengamat politik Teguh Yuwono. “Mungkin tidak harus JK sendiri yang menjadi ketua umum (Ketum) karena dia sudah terlalu senior. Kemungkinan Golkar akan dipimpin politisi muda yang mendukung JK,” kata Teguh Yuwono, Kamis (22/5). Pengajar Universitas Diponegoro Semarang itu mengatakan apabila pasangan Jokowi-JK berhasil memenangi pemilihan presiden, tentu Partai Golkar akan mengevaluasi langkah Ketua Umum Aburizal Bakrie yang sebelumnya diberi mandat menentukan langkah koalisi. Karena itu, sangat mungkin bila pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa yang didukung Partai Golkar atas pilihan Aburizal Bakrie kalah, sejumlah elemen partai akan mempertanyakan keputusan tersebut. Pada Pemilu 2004, Jusuf Kalla menjadi pasangan Susilo

Bambang Yudhoyono dan berhasil menjadi wakil presiden, mengungguli pasangan Wiranto-Salahuddin Wahid yang diusung Partai Golkar. Ketika menjadi wakil presiden, Jusuf Kalla kemudian terpilih menjadi Ketua Umum Partai Golkar. Terkait politisi muda Partai Golkar pendukung Jusuf Kalla yang berpeluang menggantikan Aburizal Bakrie, Teguh Yuwono mengatakan partai tersebut memiliki banyak politisi muda. “Priyo Budi Santoso mungkin berpeluang, tetapi saat ini dia masih terlihat malu-malu karena tidak berhasil menjadi anggota DPR. Indra J Piliang juga cukup berani menyatakan mendukung JK, tetapi dia bukan politisi asli Golkar yang berangkat dari bawah,” tuturnya. Teguh mengatakan perbedaan yang ditunjukkan Partai Golkar, sebenarnya bukanlah perpecahan. Justru dia menilai hal itu sebagai strategi canggih supaya Partai Golkar menjadi bagian dari siapa pun yang menang dalam pemilihan presiden. “Ini bukan sekadar politik dua kaki. Lebih daripada itu. Sebagai partai paling senior di Indonesia dan sejak lahir berkuasa, Golkar tidak ingin berada di luar pemerintahan,” katanya. n Antara

BY

H A R I A N

H

Supported by:

A

R

I

A

N


JSSoccer Membentuk Tim Likuidasu (TL) PT.BPR Sukowati Jaya (DL) Sragen.

Dengan demikian maka tanggung jawab dan kepengurusan PT.BPR Sukowati Jaya (DL) Sragen dilaksanakan oleh Tim Likuidasi (TL), untuk lebih jelasnya kepada kreditur dapat menghubungi tim Likuidasi paling lambat 60 hari sejak tanggal pengumuman ini uuwww.joglosemar.co dibuat,dan kepada debitur diminta untuk menyelesaikan kewajiban kepada tim Likuidasi. Kartasura,25 April 2014 Tim likuidasi PT.BPR Tugu Kencana (DL) Kartasura

Bambang Krisnanto Ketua

HALAMAN | 13

Kejutan Costa MADRID—Jelang laga final Liga Champions, Minggu (25/5) dini hari esok, Atletico Madrid mendapat kabar baik. Striker andalan mereka, Diego Costa, telah mendarat kembali di Madrid. Sebelumnya, Costa dilaporkan berada di Belgrade, Serbia, untuk menjalani pemulihan cedera otot yang ia alami. Disebutkan Marca, Costa langsung menaiki sebuah van hitam, begitu ia keluar dari gerbang bandara. Pemain yang memutuskan untuk membela Timnas Spanyol itu selanjutnya akan langsung menjalani proses pemindaian MRI untuk melihat apakah pengobatan yang dilakukan oleh dokter Marijana Kovacevic, dokter yang mendapatkan julukan pembawa keajaiban berkat metode plasenta kuda, membawa dampak positif bagi sang pemain. Tentu saja ini berarti masih ada kemungkinan bagi striker kelahiran Brazil itu untuk bermain di partai puncak kontra Real Madrid, esok. Upaya keras yang dilakukan Costa ini sempat mengejutkan rekan-rekannya. “Saya terkejut seperti yang lainnya. Saya sama sekali tak tahu bagaimana proses pemulihannya,” aku Juanfran kepada El Larguero yang dikutip ESPN. “Kami sudah menanyakan soal itu dan (fisioterapis) Gorka (de Abajo) menjelaskannya kepada kami. Kami sudah mendapat

informasi bahwa ia sudah kembali ke Madrid (Rabu) malam tadi dan Kamis pagi ini ia akan bertemu dengan kami. Semoga ia merasa sudah enakan dan proses pemulihannya yang sedang ia jalani berlangsung sebaik mungkin. Kami amat menyayangi Diego,” paparnya. Sebagai topskorer Atletico di Liga Champions musim ini, Diego Costa tentu diharapkan bisa turun untuk partai puncak nanti. Namun, Los Colchoneros ditegaskan tetap punya pemain-pemain lain yang siap mengisi posisi Diego Costa jika ia harus absen nanti. “Saya belum tahu, semua tergantung dengan bagaimana proses pemulihannya. Jika semua lancar tentu bagus karena ia merupakan seorang pemain yang selalu kami perlukan. Kalau tidak pun, di laga-laga lain saat ia tak tampil para pemain yang diturunkan sudah memperlihatkan kualitasnya, untuk memulai laga buat Atletico Madrid dan bikin gol. Kami tak terlalu risau, itu kenyataannya,” tegas Juanfran. n Detik | Tri Hatmodjo

Ttd

Heru Widiatmoko Anggota

TINTA

jumat, 23 mei 2014

Emas

Semusim berikutnya, titel belum berpindah dari ibukota Spanyol setelah Madrid kembali juara setelah menang 2-0 dari klub Prancis Stade Reims di Stuttgart, Jerman. Sementara itu Herrera mencetak sukses dengan mengantar Inter Milan merajai Eropa juga dua musim beruntun. Pada musim 1963-1964, Inter menjadi jawara Eropa usai menundukkan Madrid 3-1 di Wina, Austria. Semusim berselang atau MADRID—Diego Simeone pada musim 1964-1965, Nerdan Carlo Ancelotti di ambang azzurri berhasil mempertahmasuk buku sejarah. Kedua ankan titelnya itu usai menang pelatih ini akan menorehkan tipis 1-0 atas raksasa Portugal, catatan khusus apabila ber- Benfica di final yang digelar di hasil membawa klub mereka San Siro. Tak cuma Simeone, pelatih menjuarai Liga Champions Madrid Carlo Ancelotti juga 2013/2014. Atletico Madrid akan bere- berpeluang menorehkan tinta emas. Sang Italiano itu punya but piala “Kuping Besar” kans besar untuk menyadengan rival sekotanya, mai Bob Paisley. Real Madrid dalam Dalam sepanjang partai puncak yang sejarah Liga Champiakan dipanggungons, Bob Paisley terkan di Estadio Da Luz, catat menjadi pelatih Lisbon pada, Minggu yang paling sukses. Ber(25/5) dini hari WIB. 01.45LiverWIB sama Bagi Los Minggu, 25 Mei 2014 pukul pool, dia menRojiblancos, catatkan tiga ini menjadi kali gelar juara kesempatan kasta tertinggi komuntuk menebus kegagalan di final tahun 1974 (dulu petisi antarklub Eropa. Juara Madrid Madrid itu oleh Paisley masih bernama PialaReal Eropa) di yang diraihAtletico pada musim mana mereka dikalahkan oleh digenggam Bayern Munich di final sekaligus 1976/1977, 1977/1978, dan Di Halaman Parkir Joglosemar Jl. Setia Budi No.89 Surakarta juga 1980/1981. meraih pialaHarian yang pertama. Sementara itu, Ancelotti suSelain Atletico, adapun tinta emas mungkin akan di- dah mencatatkan diri sebagai torehkan oleh sang pelatih. pelatih yang telah menjuarai Dilansir Reuters, Simeone bisa Liga Champions sebanyak dua menjadi manajer non-Eropa kali. Prestasi itu dicatatkan ketiga yang menjuarai Liga bersama AC Milan pada muChampions setelah dua kom- sim 2002/2003 dan 2006/2007. Ancelotti mempunyai kespatriotnya, Luis Carniglia dan empatan besar untuk menjadi Helenio Herrera. Carniglia berhasil memba- pelatih kedua yang meraih tiga wa Madrid meraih juara Ero- gelar juara Liga Champions di pa di dua musim beruntun musim ini. Syaratnya adalah pada 1958 dan 1959. Di mengalahkan Atletico di babak 1958, Si Putih menun- final Liga Champions di EstaLuz esok hari. Jika dukkan AC Milan 3-2 dio da terwujud, maka dalam partai final di i n i memenangi La Stadion Heyssel, Belgia. a s a

Simeone bisa menjadi manajer non-Eropa ketiga yang menjuarai Liga Champions setelah dua kompatriotnya, Luis Carniglia dan Helenio Herrera.

NONTON BARENG

Decima pun kesampaian. Namun hal ini tentu bukan pekerjaan mudah mengingat kemampuan kedua pelatih ini cukup berimbang. Meski Don Carletto sudah mengoleksi dua trofi Champions dan El Cholo belum pernah sama sekali menjadi juara, keduanya tampak setara jika dilihat dari rekor yang mereka punya kala menjalani partai final. Demikian menurut laporan yang diturunkan oleh Sport. S e l a m a menangani Atletico Madrid, Simeone berhasil mengoleksi lima gelar hanya dalam tempo dua tahun. Gelar pertamanya datang di 2012, kala ia membawa timnya menang atas Bilbao di Final Europa League di Bukarest. Dua trofi berikutnya datang menyusul setelah itu. Kemenangan atas Chelsea dan Real Madrid membuat Los Cholconeros diganjar Piala Super Eropa dan Copa del Rey. Simeone memang gagal meraih trofi Super Spanyol, namun ia tak sekalipun menelan kekalahan di dua leg Present By: pertandingan melawan Barcelona (berkat hasil 1-1 dan 0-0). “Final” terakhir yang dijalani sang entrenador adalah kala ia dan tim menyambangi Camp Nou pekan lalu. Atleti sukses menahan imbang Barca dan menjadi jawara La Liga 2013/2014. Lain lagi dengan Carlo Ancelotti. Selama 19 tahun melatih beberapa klub top Eropa, ia sudah memenangkan 10 titel dari 14 laga final yang ia jalani di berbagai negara. Jadi, siapakah yang akan menjadi terbaik di Lisbon nanti? Carletto atau Cholo? n Detik | Tri Hatmodjo

Final Liga Champions 2014

vs

Diego da Silva Costa Reuters | Vincent West

Kuis Tebak Juara Jawab pertanyaan dibawah ini dengan melingkari A atau B

Siapakah yang menjadi juara Liga Champions 2014? A. Real Madrid B. Atletico Madrid

Nama :............................................... Alamat :............................................... ................................................ No Hp :...............................................

Final Liga Champions 2014 Minggu, 25 Mei 2014 pukul 01.45 WIB

vs

HP, Jersey, Payung, Mug, & Merchandise.

Info lebih lanjut hubungi (0271) 717141 atau datang langsung ke kantor Harian Joglosemar.

Reuters | Stefan Wermuth

NONTON BARENG

Menangkan Door Prize menarik berupa

Kirimkan 1 (satu) guntingan kupon ini ke alamat Harian Joglosemar Jl. Setia Budi No.89 Solo. Jangan lupa isi biodata Anda. Pemenang akan diundi setelah pertandingan berakhir.

Diego Simeone

Real Madrid

Atletico Madrid

Di Halaman Parkir Harian Joglosemar Jl. Setia Budi No.89 Surakarta

Present By:


sport

14

jumat, 23 mei 2014

www.joglosemar.co

Kiper PSAP Sigli Dinyatakan Bersalah JAKARTA—Komisi Disiplin (Komdis) PSSI menyatakan tindakan yang dilakukan oleh kiper PSAP Sigli, Agus Rochman, saat menghadapi Persiraja Banda Aceh adalah salah sehingga berakibat cedera yang berujung meninggalnya pemain Persiraja, Akli Fairuz. Komdis pun bakal segera menjatuhkan hukuman kepada Agus. Kesimpulan tersebut diambil Komdis PSSI dalam sidang kasus yang digelar di Kantor PSSI, Kamis (22/5). Sidang tersebut digelar menyusul kasus meninggalnya pemain Persiraja, Akli Fairus, Jumat (16/5) lalu, setelah mengalami cedera dalam sebuah pertandingan. Dalam sidang tersebut, Ketua Komdis PSSI, Hinca Panjaitan memanggil perangkat pertandingan di laga PSAP Sigli vs Persiraja Banda Aceh pada 10 Mei lalu. Selain itu, Komdis juga turut memanggil langsung kiper PSAP, Agus Rochman. Dari hasil sidang tersebut, Hinca menjelaskan bahwa pihaknya menemukan beberapa hal menyang-

kut tindakan yang dilakukan oleh Agus dan menilai apa yang dilakukan Agus dalam menyelamatkan bola terlalu berlebihan. “Dia terlihat melangkah enam kali, lalu mengangkat kaki berlebihan sehingga mengenai pinggang Akli. Sementara bola sudah di bawah dan masuk ke gawang. Oleh karena itu, tidak selazimnya penjaga gawang melakukan hal itu. Padahal setelah bola rebound sudah tertangkap offside. Tapi penjaga gawang tidak mendengar,” jelas Hinca. Melihat kejadian tersebut, Hinca menegaskan bahwa Agus sudah pasti bakal dijatuhi hukuman. Namun terkait hukumannya, dia mengatakan bahwa keputusannya akan diumumkan pada pekan depan. “Sore hari ini kami belum mengambil keputusan. Tapi dari Komdis sudah menegaskan akan menjatuhkan hukuman kepada Agus. Tapi, kami masih perlu keterangan Panpel agar detail. Subjek yang diadili oleh Komdis adalah Agus Rochman karena dia telah bertindak berlebihan,” katanya. n Detik

Rosberg Yakin Balas Hamilton di Monako MONAKO—Pembalap Mercedes, Nico Rosberg mengklaim berhasil mengimbangi Lewis Hamilton dalam perebutan juara. Kendati saat ini Rosberg masih berada di bawah rekannya itu dalam klasemen sementara maupun rekor kemenangan, pembalap Jerman itu percaya mampu memutus momentum Hamilton di Monako. Rosberg sempat menjadi pemenang ketika seri perdana di Melbourne, kala itu Hamilton terpaksa retired alias mengakhiri balapan lebih awal. Namun selanjutnya, justru Hamilton yang mampu memenangi empat seri balapan Formula One (F1) terakhir yang membuat posisi puncak Rosberg terkudeta. Hamilton memimpin 3-1 dalam hal kualifikasi, tapi Rosberg mengelak bahwa yang terjadi sebenarnya adalah seimbang dengan rekan setimnya itu. “Tiga dari kualifikasi itu tengah turun hujan. Jika kering, kami 1-1. Dan seharusnya kering hari Sabtu (24/5) nanti jadi saya percaya diri saya mampu membuatnya

terjadi. Saya tidak akan merubah pendekatan saya,” kata Rosberg dilansir Dailystar, Kamis (22/5). Meski mengaku Hamilton sedang dalam momentum bagus karena selalu keluar sebagai yang nomor satu di empat balapan terakhir, Rosberg mencoba merusak raihan positif itu akhir pekan nanti di Monako. Untuk diketahui, Rosberg adalah juara pada seri Monako tahun lalu. “Secara umum, telah terjadi pertarungan sengit hingga saat ini dan saya harap tetap berlanjut seperti itu. Lewis (Hamilton) telah memiliki ritme di beberapa balapan, tapi saya tetap mendekat. Saya hanya butuh sedikit untuk membalikkan keadaan. Saya akan mencoba melakukannya di Monako,” terang pembalap asal Jerman itu. Rosberg saat ini berada di posisi kedua klasemen pembalap dengan koleksi 97 poin, terpaut tiga poin dari Hamilton yang menempati posisi teratas. Dia bisa menyalip Hamilton lagi kalau memenangi GP Monako, Minggu (25/5) mendatang. n Detik | Okezone

Antara | Ismar Patrizki

TIM UBER GAGAL—Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Lindaweni Fanetri, berusaha mengembalikan kok ke arah pebulu tangkis India, Saina Nehwal, dalam partai pertama babak perempatfinal Piala Uber 2014 di Siri Fort Sports Complex, New Delhi, India, Kamis (22/5). Langkah Tim Uber Indonesia akhirnya terhenti usai kalah 0-3 dari Tim India. Sementara untuk Tim Thomas Indonesia bersaing dengan Korea Selatan di perempatfinal Piala Thomas.

Pemain Asing Diharapkan Segera Datang Saya mengharap Sabtu (24/5) besok semua pemain asing yang saya rekomendasikan bisa datang. Karena persiapan kompetisi putaran kedua sudah tak lama lagi. Widyantoro Pelatih Persis Solo

SOLO—Pelatih Persis Solo, Widyantoro mengharapkan pihak manajemen untuk segera mendatangkan sejumlah pemain asing yang telah direkomendasikan. Pasalnya, keberadaan pemain asing dirasa sangat diperlukan untuk persiapan jelang putaran kedua kompetisi Divisi Utama musim 2014 mendatang. Menurut Wiwid, sapaan akrab pelatih, kedatangan para pemain asing juga diperlukan lantaran saat ini sejumlah penggawa Laskar Sambernyawa tengah dibekap cedera. Disebutkannya, setelah

nama Fandy Edy dan Liswanto yang sebelumnya cedera, kini giliran Rahmat Sabani dan Yanuar Ruspuspito yang ikut mendapat cedera. Kedua pemain ini dikabarkan mengalami cedera engkel dan membutuhkan waktu istirahat yang cukup. “Cedera Yanuar sudah sejak lawan Persiku Kudus lalu, sedangkan Rahmat Sabani mengalami cedera saat latihan. Padahal saat ini kami tengah memulai persiapan untuk putaran kedua, tapi kami tidak bisa memaksimalkan pemain,” terang Wiwid seusai memimpin M Wahyu dkk berlatih di Lapangan Kadipolo, Kamis (22/5) pagi. “Untuk Fandy Edy sudah bisa ikut berlatih setelah balutan luka di kepalanya dilepas. Sementara Liswanto masih mengalami trauma akibat cedera kemarin,” tambahnya. Kondisi sejumlah penggawanya itu membuat Wiwid mengharap pemain asing segera datang. Diperkirakan, yang pertama kali akan tiba adalah Walter Brizzuela yang berposisi pemain gelandang. Sementara tiga pemain asing lain yang juga berposisi lini belakang diharapkan segera

menyusul. “Saya mengharap Sabtu (24/5) besok semua pemain asing yang saya rekomendasikan bisa datang. Karena persiapan kompetisi putaran kedua sudah tak lama lagi,” akunya. Sementara ditambahkan Manajer Persis Solo, Totok Supriyanto, pemain asing yang bakal merapat ke Kota Solo pertama adalah Walter Brizzuela, yang diperkirakan tiba Kamis (22/5) malam kemarin. “Kemungkinan nanti malam (kemarin) Brizzuela sudah tiba di Solo,” katanya. Namun tak hanya sejumlah nama pesanan pelatih, Totok mengatakan bahwa pihaknya juga mendapat tawaran satu pemain asing lain yang juga berposisi sebagai pemain bek, yakni eks Persijap Jepara, Evaldo Silva. “Dari pihak Evaldo memang sudah menghubungi kami kemarin. Dia juga akan kami datangkan. Dengan demikian pelatih akan memiliki lebiih banyak opsi untuk pemain asing untuk mengisi lini belakang. Kalau memang banyak pemain asing yang datang kami harap lebih bagus karena pelatih akan semakin banyak pilihan,” paparnya. n Raditya Erwiyanto

Pedrosa Ingin Terus Bertahan di Honda

Dani Pedrosa

LE MANS—Pembalap MotoGP, Dani Pedrosa menyebut, Honda masih akan jadi prioritas tim yang akan dibelanya pada musim depan. Karenanya, kendati ada tawaran yang datang dari tim lain, dia berharap masih akan dapat menunggangi motor dari pabrikan Jepang itu. Saat ini memang santer berhembus kabar terkait kepindahan Pedrosa ke Suzuki yang akan mulai turun di ajang balap kuda besi MotoGP musim depan. Kabar tersebut diperkuat dengan berakhirnya kontrak Pedrosa dengan Honda yang akan kedaluwarsa akhir musim ini. Namun hingga kini baru rekan setimnya di Repsol Honda, Marc Marquez,

yang sudah disodori kesepakatan baru, di mana sang juara dunia dipastikan akan bertahan di tim tersebut sampai 2016. Pedrosa memang berharap dapat memperbarui kontrak dengan Honda, meski dirinya terancam mendapatkan pemotongan gaji cukup besar. Honda dan Pedrosa pun memang sudah berbicara mengenai perpanjangan kontrak ini dan kabarnya akan menerima perpanjangan kontrak selama dua tahun. “Pilihan pertama saya adalah bertahan dengan Honda. Saya sudah menjalani banyak musim bersama mereka dan pada merekalah saya akan pertama berbicara,” sahut Pedrosa di MCN, Rabu (21/5).

Telah memperkuat Honda sejak 2006, Pedrosa memang belum sekalipun meraih gelar juara dunia. Dia justru seolah menjadi spesialis rekan juara dunia, setelah Nicky Hayden, Casey Stoner dan Marc Marquez jadi kampiun MotoGP. Sementara di musim ini, poinnya juga sudah tertinggal jauh dari Marquez. Meski balapan baru berjalan lima seri, Pedrosa tertinggal 42 angka. Terakhir, Pedrosa harus puas finis di urutan kelima dalam balapan di MotoGP Prancis, pekan kemarin. “Saya sangat senang mengetahui ada ketertarikan dari Suzuki, tapi pembicaraan pertama saya adalah bersama Honda,” tegasnya. n Detik

Yogas Tinggalkan Laskar Sambernyawa SOLO—Setelah kehilangan dua pemain asing, Marcelo Cirelli dan Mbom Mbom Julien, Persis Solo kembali kehilangan salah satu pemainnya. Kali ini pemain wing back, Yogaspria Mirsadaq, yang telah resmi mengundurkan diri dari skuad Laskar Sambernyawa. Dikabarkan, salah satu alasan keluarnya Yogas adalah lantaran telah mendapat tawaran untuk bermain di PS Bangka. “Secara resmi Yogas sudah mengajukan surat pengunduran diri kepada manajemen. Kemungkinan, Kamis (22/5) sore, Yogas sudah akan meninggalkan Kota Solo dan kembali ke kota asalnya,” ujar Manajer Persis Solo, Totok Supriyanto saat dihubungi wartawan, Kamis (22/5) siang. Terkait mundurnya Yogas, Totok mengaku tak ingin menghalangi keinginan pemain. Pasalnya, selama berseragam

Persis di putaran pertama kemarin, Yogas kurang mampu berkembang. Terlebih lagi, ia acap kali lebih banyak mengisi bangku cadangan. Tercatat dari tujuh pertandingan di putaran pertama lalu, pemilik nomor punggung 32 ini hanya bermain sekali, yakni saat melawan Persiku Kudus di Stadion Manahan, Minggu (18/5) lalu. Totok menegaskan bahwa dari manajemen tidak melakukan pencoretan pemain selain Mbom Mbom Julien. “Kalau penambahan pemain masih memungkinkan. Karena saat ini kita kehilangan tiga pemain. Tapi untuk keputusan penambahan pemain sepenuhnya saya serahkan kepada pelatih,” tukasnya. Sementara itu, nakhoda Persis Solo, Widyantoro mengaku akan tetap mencari pemain untuk menggantikan Yogas. n Raditya Erwiyanto

Antara | Regina Safri

Latihan—Sejumlah pemain Tim Nasional (Timnas) U-19 saat latihan di Lapangan UNY Yogyakarta, Kamis (22/5). Latihan tersebut dalam rangka menghadapi Timnas U-19 Yaman di Stadion Maguwoharjo, Sleman pada Jumat (23/5) dan Minggu (25/5).

Persis Junior Kantongi Sejumlah Nama SOLO—Pelatih tim Persis Solo Junior, Agus Pratikno mengaku telah mengantongi sejumlah nama pemain yang akan memperkuat timnya di ajang Piala Suratin U-18 bulan Juni mendatang. Kendati demikian, pendaftaran untuk skuad Laskar Sambernyawa Junior tersebut masih dibuka. “Kalau memang pemain yang mendaftar bagus dan sesuai dengan kebutuhan tim, tentu akan kami rekomendasikan. Yang jelas salah satu syarat yang harus dipenuhi, maksimal kelahiran 1 Januari 1997. Sampai saat ini sudah ada 46 daftar pemain yang terus kami seleksi,” ujar Agus Pratikno seusai memberikan latihan Persis Junior, di lapangan Kadipolo, Kamis (22/5) sore. Dari 46 pemain tersebut, Agus menyebutkan bahwa pihaknya telah mengantongi 18 nama pemain. Tinggal men-

cari enam pemain saja guna melengkapi kuota pemain yang dirinya inginkan yakni sebanyak 24 pemain. “Tapi dari 18 pemain ini juga kemungkinan masih bisa berubah, karena saya melihat memang kualitas para pemain hampir sama dan merata,” katanya. Pihaknya menargetkan pekan depan, 24 nama pemain telah lengkap karena melihat waktu persiapan yang cukup mepet. “Mengenai formasi yang saya gunakan tetap 4-42, jika semua sudah terkumpul 24 pemain saya tinggal sedikit memoles anak-anak agar tampil sesuai dengan keinginan,” akunya. Sementara itu, untuk posisi penjaga gawang, lanjut Agus, kemungkinan akan menggunakan tiga sampai empat pemain, tinggal menunggu keinginan manajemen saja. n Raditya Erwiyanto


1. Luis Suarez adalah Pemain Terbaik Premier League musim ini. 31 gol dicetaknya untuk membawa Liverpool finis di posisi 2 klasemen akhir. Torehan tersebut sekaligus menempatkan penyerang berjuluk El Pistolero itu sebagai topskorer sekaligus meraih trofi Golden Boot bersama Cristiano Ronaldo. 2. Rata-rata hattrick tertinggi di Premier League Hingga sekarang, Luis Suarez sudah mencetak 109 penampilan di Premier League dan membukukan enam hattrick. Artinya, rata-rata dia mencetak hattrick setiap 18 pertandingan. Rekornya itu menjadi yang tertinggi dalam 22 tahun era Premier League. 3. Pernah jadi bintang alat bantu dengar Bukan cuma pandai mencetak gol dengan kaki atau kepalanya, tapi bagian tubuh Suarez yang lain juga bisa mendulang pundi-pundi uang. Ketika masih di Ajax Amsterdam, Suarez pernah menjadi bintang produk alat bantu dengar. Perusahaan asal Belanda itu memilih Suarez sebagai bintang iklannya karena memiliki bentuk telinga yang panjang. 4. Mengakui sering diving Agak janggal ketika mendengar seorang pemain membuat pengakuan setelah melakukan diving di lapangan. Tapi, Suarez benar-benar melakukannya. Di depan khalayak media Inggris, dia menyatakan berpura-pura terjatuh saat melawan Stoke City. 5. Lebih dihargai daripada Kenny Dalglish Pada Maret 2014 lalu, Sky Sport membuat jajak pendapat tentang penyandang nomor punggung 7 terbaik di Liverpool. Awalnya, banyak yang menyangka legenda sekaligus mantan pelatih The Reds, Kenny Dalglish, bakal berada di posisi teratas. Namun, faktanya Suarez malah memimpin dengan mengantongi 43 persen suara. 6. Ivanovic bukan korban pertama Suarez Salah satu aksi paling terkenal Suarez adalah ketika menggigit lengan bek Chelsea, Branislav Ivanovic. Tapi, ternyata insiden gigitan bukan hanya sekali terjadi. Suarez sudah pernah melakukan hal serupa kepada pemain PSV Eindhoven, Otman Bakkal, ketika masih membela Ajax. 7. Di kota kelahiran Suarez juga ada klub Liverpool Suarez berasal dari Uruguay. Dia lahir di Montevideo. Yang menarik, di kota kelahiran Suarez itu juga ada klub bernama Liverpool FC. Hanya saja berbeda dengan yang dibelanya sekarang, Liverpool Uruguay menggunakan jersey warna merah sebagai kostum kedua. 8. Tak sengaja membuat anagram Anfield jadi nama putrinya Suarez sepertinya memang sudah ditakdirkan bergabung ke Liverpool. Terbukti, lima bulan sebelum memutuskan pindah dari Ajax, dia memberikan nama Delfina kepada putri mungilnya, sebuah nama yang kemudian bisa dijadikan anagram (hasil permainan acak kata) buat Anfield (stadion kebanggaan Liverpool).

SUAREZ TUMBANG Reuters | Enrique Castro-Mendivil

8 Fakta El Pistolero

15

www.joglosemar.co

Luis Suarez

jumat, 23 mei 2014

Sport

MONTEVIDEO—Uruguay hampiri kabar kurang di­ me­ngenakkan di saat Piala Dunia semakin dekat. Pe­ nyerang utamanya, Luis Su­ arez, disergap cedera lu­tut saat latihan. Bomber Liverpool itu me­rasakan sakit di bagi­ an lututnya usai mengi­ ku­­ti sesi latihan La Ce­ e di Montevideo, lest­ Rab­u (21/5) kemarin. Ia lang­sung menjalani pe­ min­­daian MRI dan telah di­jadwalkan perawatan in­tensif selama 15 hari. Sejumlah me­ dia be­r­

me­ngetahui lebih lan­ spe­­kulasi Suarez jut tentang masa bahkan harus diop­ pe­mulihannya.” erasi. Normaln­ Sejumlah Hal yang sa­ ya ia ba­ru pulih media ber­ ma juga di­ 4-6 minggu. spekulasi u n g k a p­k a n Jika de­mikian, Suarez agen Suarez. ia bisa absen Da­lam waw­ di tiga per­ harus diop­ ancara de­ngan tandingan ba­ erasi. Nor­ Footballdirect­ bak grup, di malnya ia news, agen ma­na Uruguay baru pulih Suarez, Pere bersaing den­ Guardiola me­ gan Italia, Inggris, 4-6 minggu. negaskan Suarez dan Kosta Rika. akan tampil pada Pia­ Kekhawatiran la Dunia Brazil bulan de­ Su­ arez akan absen di pan. “Kabar tentang Luis Suarez Bra­zil segera dibantah pihak mungkin absen di Piala Dunia Uru­guay, oleh sekretaris Tim­ karena cedera lutut itu berlebi­ nya, Roberto Pastoriza, nas­ han. Dia akan bermain di Piala m­elalui harian Ovacion. “Dari Dunia,” tandasnya. la­poran yang baru saya teri­ Suarez tampil luar biasa di ma, kami optimistis Luis akan musim ini bersama Liverpool. main di Piala Dunia,” Ia menjadi topskorer Premier ujarnya. League dan terpilih sebagai “Ia akan pemain terbaik versi pemain di-scan MRI maupun jurnalis. Tak heran dan kami jika ia menjadi andalan Uru­ guay di Piala Dunia Brazil. Sebelum dihantam ce­ dera, Suarez sempat berkoar nas Uruguay memiliki Tim­ puan untuk menga­ kemam­ kan lawan-lawannya, tak lah­ ter­kecuali Inggris. Suarez memang mengenal betul kualitas yang dimiliki oleh skuat asuhan Roy Hodg­ son tersebut. Bahkan, bebera­ pa rekan Suarez di Liverpool, yakni Steven Gerrard, Jordan Henderson, Raheem Ster­ ling maupun Glen Johnson, terpanggil dalam skuat The Three Lions. “Kami tahu kami akan bisa melukai mereka,” ujar pe­ s e ­ g e r ­a main berusia 27 tahun terse­ memberi pengumu­ but. g Detik | Tri Hatmodjo man resmi. Dari situ kita akan


Kesehatan

16

jumat, 23 mei 2014

www.joglosemar.co

Bagi Anda yang mempunyai keluhan seputar menyusui, kebutuhan informasi dan lainnya, Joglosemar bekerja sama dengan Griya Menyusui Indonesia-Kakak membuka Rubrik Konsultasi Menyusui. Rubrik ini akan dikelola oleh tim konselor Laktasi Griya Menyusui Indonesia-Kakak. Pertanyaan bisa dialamatkan ke: Griya Menyusui Indonesia Kakak Jalan Flamboyan Dalam No 1, Purwosari, So­ lo. Email: gmikakak@gmail.com, Telp : 0271–­720292 atau 081329031488. Selain itu, bi­sa kirim email ke harianjoglosemar@gmail.com atau­SMS di nomor (0271) 7000313, caranya : ke­tik JOGLO (spasi) LAKTASI (spasi) pertanyaan Anda. Ru­brik Konsultasi Menyusui akan hadir setiap Jumat.

Meningkatkan Pasokan Asi

Jawab: Salam kenal juga Bunda Tari, senang mendengar semangat Bunda untuk memberikan ASI Eksklusif enam bulan. Untuk meningkatkan pasokan ASI seperti yang diinginkan Bunda, dapat dilakukan dengan membiarkan bayi lebih sering menyusu untuk merangsang payudara. Jika bayi tidak sering menyusu ASI tidak akan bertambah apapun yang dilakukan oleh Bunda. Pastikan juga Bayi melekat dengan baik. Secara umum masyarakat sering menyarankan para ibu untuk istirahat lebih banyak, makan lebih banyak dan minum lebih banyak. Tetapi cara ini tidak efektif, karena makan lebih banyak tidak dengan sendirinya meningkatkan pasokan ASI. Jika Wanita tersebut kekurangan gizi ia perlu makan lebih banyak untuk membangun kekuatan dan energinya. Namun jika ia tidak kekurangan gizi, makanan dan minuman hangat yang bergizi bisa membantunya merasa percaya diri

Menyusui Indonesia

K

onsultasi esehatan

dok

oleh gangguan hormonal yang mengakibatkan gangguan ovulasi. Selain itu, juga ada gangguan oligomenorea. Pada gangguan ini, siklus menstruasi lebih panjang atau lebih dari 35 hari. Pada kebanyakan kasus oligomenorea kesehatan wanita tidak terganggu, dan fertilitas juga cukup baik. “Ini bisa jadi akibat adanya gangguan hormonal,” terang dia.

Berakibat Fatal Joglosemar | Tri Sulistiyani

S

dan nyaman. Banyak ibu meyakini ia bahwa lebih haus dari biasanya ketika mereka sedang menyusui, terutama mendekati waktu menyusui. Mereka harus minum untuk menghilangkan dahaga. Meski begitu minum cairan lebih banyak dari yang mereka inginkan tidak meningkatkan pasokan ASI. Di masyarakat dikenal pengalaman jenis laktogog yaitu makanan atau minuman atau jamu-jamuan khusus yang diyakini orang bisa meningkatkan suplai ASI. Laktogog tidak bekerja seperti obat tetapi bisa membantu seorang ibu merasa percaya diri. Jangka waktu yang dibutuhkan agar pasokan ASI seorang wanita meningkat sangat bervariasi. Hal yang paling membantu untuk meningkatkan produksi ASI adalah motivasi ibu dan bayi yang sering menyusu. Bunda sebaiknya tidak cemas jika waktu yang dibutuhkan untuk menambah pasokan ASI memakan waktu lama. Jika bayi menyusu lebih sering, pasokan ASI akan meningkat dalam beberapa hari. Sebaiknya Bunda juga tidak usah mengonsumsi obat-obatan. Obatobatan bisa menolong dalam situasi sulit tetapi sebaiknya tidak digunakan secara rutin. Karena sekalipun memakai obat, bayi tetap perlu sering menyusu untuk meningkatkan pasokan ASI, bila tidak maka obat juga tidak akan efektif. Demikian Bunda informasi yang bisa diberikan, tetap percaya diri dan sering menyusui bayinya sehingga pasokan ASI secara otomatis akan meningkat. Selamat menyusui. n Griya

alam kenal Griya Menyusui Indonesia. Saya ibu Tari yang memiliki bayi usia dua bulan. Saat ini saya masih menyusui bayi saya. Setelah bayi saya usia dua bulan saya merasa produksi ASI saya berkurang. Pada intinya saya tetap ingin memberi ASI saja pada bayi saya sampai usia enam bulan seperti pesan ibu bidan. Yang menjadi persoalan saat ini saya merasa pasokan ASI saya berkurang dan saya ingin meningkatkan pasokan ASI saya secara cepat. Apa saya perlu mengonsumsi obat atau makan dan minum lebih banyak ya ? Terimakasih

dr M Daris Raharjo, Akp

I

Dokter Akupunktur Rumah Sakit Islam (RSI) Yarsis Surakarta

stilah menstruasi sangat dekat dengan wanita, karena semua wanita akan mengalami menstruasi setiap bulannya. Namun tidak sedikit wanita yang mengalami berbagai masalah saat menstruasi. Nyeri haid atau haid tak lancar sering dirasakan oleh wanita setiap bulannya. Gangguan yang terjadi antara wanita yang satu dengan wanita yang lain berbeda-beda. Ada wanita yang merasakan sakit tetapi ada juga yang sama sekali tidak memiliki masalah menstruasi ini. Dokter Akupunktur Rumah Sakit Islam (RSI) Yarsis Surakarta, dr M Daris Raharjo, Akp menjelaskan, gangguan menstruasi memang bermacam-macam. Gangguan menstruasi di antaranya nyeri haid. Nyeri haid sering dialami wanita sebelum dan pada awal haid. Gangguan ini disebut sebagai pramenstruasi syndrome. Keluhan lain yang sering muncul saat haid adalah, kelainan dalam banyaknya darah dan lamanya perdarahan pada menstruasi. Keluhan ini sering sebut hipermenorea. Hipermenorea adalah saat perdarahan

terjadi yang lebih banyak atau lebih lama dari menstruasi normal. Selain itu gangguan saat menstruasi yang lain adalah adanya gangguan volume darah yang dikeluarkan sangat sedikit yang disebut sebagai hipomenorea. Pada hipermenorea, bentuk gangguan ini siklus menstruasi tetap teratur akan tetapi jumlah darah yang dikeluarkan cukup banyak. Sedangkan pada hipomenorea perdarahan menstruasi yang lebih pendek atau lebih kurang dari biasanya. Pada kelainan ini siklus menstruasi tetap teratur sesuai dengan jadwal menstruasi akan tetapi jumlah darah yang dikeluarkan hanya sedikit. “Gangguan ini biasanya disebabkan karena adanya gangguan hormonal, kekurangan gizi dan bisa terjadi pada wanita dengan penyakit tertentu,” katanya. Dia menjelaskan, gangguan lain yang juga sering muncul terkait menstruasi adalah kelainan siklus. Kelainan siklus yang mungkin terjadi antara lain polimenorea, yakni siklus menstruasi yang lebih pendek dari biasa atau kurang dari 21 hari. Polimenorea dapat disebabkan

Diungkapkannya, pada gangguan nyeri haid banyak orang mengambil langkah dengan meminum obat antinyeri untuk mengatasinya. Namun, banyak orang yang tidak sadar bahwa terlalu sering mengonsumsi obat penghilang nyeri ini bisa berakibat fatal. Banyak orang mengalami gangguan fungsi ginjal akibat terlalu sering mengonsumsi obat antiinflamasi ini. Sebab, seseorang yang mengonsumsi obat ini lama kelamaan akan kecanduan dan nyeri hanya bisa hilang pada dosis yang lebih tinggi lagi,” terang dia. Dikatakannya, keluhan nyeri haid sebenarnya bisa diatasi dengan metode akupunktur tanpa mengonsumsi obat. Sistem kerjanya akupunktur adalah dengan memblokade rasa nyeri dari rangsangan ke otak, sehingga rasa nyeri tidak muncul. Idealnya, akupunktur

D

INFO: INFO:PMI PMIKOTA KOTASURAKARTA SURAKARTA(0271) (0271)646505 646505

dok

Stres Pengaruhi Siklus Menstruasi

M

selama kelenjar pituitari sedang enstruasi yang dialami terlambat tidak seimbang. Ini memoleh wanita setiap bulan, berbulan-bulan. Bagi Anda yang memiliki keluhan atau pun pertanyaan seputar pengaruhi kelenjar bisa saja berubah jadwal. “Kalau produksi kesehatan dan seks, silakan kirim ke e-mail harianjoglosemar@ tiroid, adrenalin, dan Jika hal ini yang terjadi, mungkin hormon ini tergmail.com atau SMS di nomor (0271) 7000313, caranya ketik siklus saja sebagai pertanda ada masalah ganggu ovarium. Apabila kerJOGLO (spasi) KSK (spasi) pertanyaan. Disediakan voucher pemeriksaan laboratorium sebesar 10 persen dari RS PKU Muyang sedang terjadi. Bisa jadi kondi- menstruasi juga ja ovarium terganghammadiyah Surakarta bagi pertanyaan yang dimuat. si ini disebabkan oleh stres yang akan terganggu,” gu, produksi hormon tengah dialami. Dokter Akupunk- ungkapnya. estrogen dan fungtur Rumah Sakit Islam (RSI) Yarsis si reproduksi Diungkap Surakarta, dr M Daris Raharjo, Akp kannya, ketika lainnok, saya sering pus- tar-mutar atau cekot-cekot menjelaskan, stres sangat mempen- seseorang seing di bagian be- atau yang lainnya. Sebab pusgaruhi kondisi siklus menstruasi. dang emosi lakang dan setiap ing itu bermacam-macam. Jika seorang wanita tengah men- atau sedang menit terasa mengantuk. Jika kondisi itu mengganggu galami stres, bisa jadi menstruasi stres, maka 08962277xxxx sebaiknya lakukan pengecemenjadi tidak teratur. “Stres me- fungsi hipotakan minimal melakukan cek Jawaban: mang bisa menyebabkan siklus lamus tubuh Pusing itu bukanlah se- tensi apakah tekanan darah menstruasi terganggu,” jelasnya. yang mengabuah penyakit. Namun se- normal atau tidak. Dikatakannya, ketika seseorang tur kelenjar bagai sebuah gejala dari mengalami stres maka siklus menstru- di bawah penyakit yang ada di dalam dr RetnoSuryaningsih, SpPD asi pastinya akan terpengaruh. Hor- o t a k tubuh. Informasi yang diberDokter spesialis penyakit mon yang mempengaruhi rangsangan a t a u ikan kurang lengkap, apakah dalam Rumah Sakit PKU terjadinya menstruasi adalah Folikel pusing yang dialami memuMuhammadiyah Surakarta Stimulating Hormone (FSH). Jika stres STOK DARAH STOK DARAH produksi hormon ini akan terganggu PMI KOTA SURAKARTA UUD PMI KOTA SURAKARTA dan bahkan tidak berproduksi. Hal STOK STOKUUD DARAH DARAH ini tentunya akan menghambat terUUD UUDPMI PMIKOTA KOTASURAKARTA SURAKARTA jadinya menstruasi. Jika hal ini dib22 Mei 2014 Pukul 14.00 WIB iarkan, atau wanita itu mengalami stres berkepanjangan, hal ini bisa jadi GOL O: 342 GOL AB: 66 GOL B: 442 GOL A: 108 menyebabkan menstruasi menjadi INFO: INFO: PMI KOTA SURAKARTA PMI (0271) 646505KOTA SURAKARTA (0271) 646505

Sering Pusing dan Mengantuk

ini dilakukan pada dua hari sampai tiga hari sebelum menstruasi. Sehingga pada saat menstruasi datang maka rasa sakit itu tidak datang. Metode akupunktur ini sangat aman karena tidak memerlukan obat-obatan. “Kadang ada wanita yang sampai pingsan saat menstruasi. Jika kondisinya seperti itu sebaiknya ia melakukan terapi dengan akupunktur, karena biasanya hal tersebut berulang setiap bulan,” jelasnya. Dikatakannya, sedangkan pada menstruasi yang tidak teratur, biasanya penyebabnya adalah ketidakseimbangan antara estrogen dan progesteron. Pada kondisi ini juga bisa dilakukan terapi dengan menggunakan akupunktur. Ada beberapa titik di tubuh yang bisa merangsang produksi hormon progesteron dan estrogen. Titik yang dilakukan akupunktur antara lain titik di bawah pusar dan pinggang. Dengan dilakukan metode akupunktur sekitar dua hingga tiga kali seminggu dan dilakukan selama sekitar lima minggu, diharapkan keteraturan dalam menstruasi akan diperoleh. Tentunya, hal ini juga bisa memperbaiki kesuburan seorang perempuan. “Siklus menstruasi ini erat kaitannya dengan kesuburan seseorang,” jelasnya. n Tri Sulistiyani

ya juga akan terganggu. Inilah yang membuat siklus menstruasi terlewati atau tidak lancar. Saat stres seperti ini, perasaan akan lebih mudah terganggu bahkan oleh hal-hal kecil. Tubuh pun juga akan merasakan perubahan seperti gelisah, diare, napas tidak teratur, dan sering buang air kecil. “Bisa juga berpengaruh kepada kondisi organ lainnya,” paparnya. Dijelaskannya, cara terbaik untuk mengatasi ini adalah dengan belajar untuk mengendalikan stres itu sendiri. Jika stres berkepanjangan tentunya akan mengganggu organ reproduksi, sebab, bisa jadi selama berbulan-bulan tidak menstruasi. Jika hal ini terus berulang bisa jadi akan berpengaruh terhadap kesuburan seorang wanita. “Jika stres terus berlangsung kesuburan juga bisa terg a n g g u ,” paparnya. dok n Tri Sulistiyani


panggung JUMAT, 23 MEI 2014

17

www.joglosemar.co

n Catherine Wilson

n Dewi Lestari

Memilih Berpisah

C

Risiko Film Supernova

atherine Wilson (Keket) blakblakan mengatakan bahwa telah bercerai dari Achmad Muchlas Arofat. Model cantik itupun mengaku pisah dengan cara baik-baik dengan pengusaha asal Malang itu.”Alhamdulilah sudah selesai semua dengan cara baik-baik,” ungkap Keket di Kuningan City, Jakarta Selatan, Rabu (21/5) malam. Setelah resmi bercerai, Keket pun mengaku kini lebih enjoy, dan tenang. Dia tidak lagi mengalami percekcokan. Bahkan, Keket ingin segera mencari pendamping baru. “Semoga saya bisa menemukan orang yang cocok,” harapnya. Keket mengaku banyak percekcokan yang terjadi dengan dirinya, dan suami. Sehingga, jalan perceraian tampaknya menjadi solusi terbaik bagi model 33 tahun itu. “Semua jodoh itu di tangan Tuhan ya. Pasti ada perbedaan (pandangan), alangkah baiknya jalan sendiri-sendiri,” imbuhnya. Tidak banyak orang tahu kabar rumah tangga keduanya. Itu sengaja ditutupi agar aib rumah tangga tidak diketahui banyak orang. Entah apa yang menjadi penyebab mereka cerai. “Kita berusaha terbaik, tapi Tuhan yang menentukan, yang penting dua-duanya happy,” tandasnya. Keket resmi dinikahi Achmad Muchlas Arofat, pada 1 Juni 2012. Muchlos adalah seorang duda beranak satu, yang merupakan pengusaha di bidang peternakan asal Malang. Pada 23 Juni 2012, mereka melaksanakan resepsi. Tidak hampir setahun, pada Februari 2013 mereka resmi bercerai, dan baru diketahui belakangan ini. n Okezone

S

aat ini novel laris bertajuk Supernova: Ksatria, Putri & Bintang Jatuh sedang dalam proses adaptasi menjadi film layar lebar. Novel perdana Dewi Lestari itu hingga kini dianggap jadi yang terbaik dari segi cerita. Oleh karenanya saat keputusan untuk mengadaptasi novelnya jadi film layar lebar, komentar pun bermunculan. Pembaca setia merasa buku debut Dee atau Dewi Lestari itu tidak perlu diadaptasi menjadi film karena ditakutkan bakal merusak imajinasi pembaca. Selaku penulis, Dewi santai menanggapinya. Pelantun tembang Malaikat juga Tahu ini siap mengambil risiko bila bukunya diangkat menjadi film. Toh sebelumnya tiga novel karangannya diangkat menjadi film: Perahu Kertas, Rectoverso, dan Madre. “Saya rasa itu risiko dalam pekerjaan seni dan itu tidak pernah menghalangi film mengadaptasi novel, karena buktinya tetap banyak film yang mengadaptasi novel. Mengenai perbedaan dan pertentangan antara versi film dan buku juga wajar terjadi,” kata Dewi Lestari dilansir Kapanlagi, Kamis (22/5). Versi film Supernova nantinya bakal dirilis pada Desember 2014. Kisah yang dinanti-nanti penonton ini akan digarap dengan tangan dingin Rizal Mantovani sebagai sutradara. Sementara untuk para pemainnya, Soraya Intercine kembali menggaet aktor aktris langganan mereka seperti Herjunot Ali, Raline Shah, dan Fedi Nuril. n Cisilia Perwita S

Kapanlagi

Kapanlagi

Parade Hadrah Akbar Bergema di Malam Hari satu lagu salawat. Baru kemudian dilanjut kelompok hadrah dari seluruh karesidenan pengajian akbar bersama Habib Luthfi bin Surakarta yang akan ikut berpartisipasi. Yahya dari Pekalongan,” imbuhnya. “Tiap grup beranggotakan 30 orang, Dilanjutkan Soni, karena tapi ada beberapa yang berjumlah Karena pelaksanaannya malam hari, pelaksanaannya malam hari, ratusan. Kalau ditotal semuanya maka peserta semuanya akan ada sekitar 7.000 massa yang maka peserta semuanya akan mengmenggunakan obor. Selain itu, akan mengikuti parade tersebut,” gunakan obor. untuk pertama kalinya, tahun ini terangnya kepada awak media dalam penampilan peserta akan dilombakan. jumpa pers Festival Parade Hadrah di Pihaknya sudah menyiapkan tim juri aula Kantor Disbudpar Kota Solo, Kamis untuk menilai. (22/5) kemarin. “Nantinya akan dibangun sebuah Wakil Ketua Panitia Festival Parade “Berhubung tahun ini parade panggung di koridor Jensud, di mana Hadrah, Soni Parsono menambahkan perbedaan konsep acara Parade Hadrah berlangsung pada malam hari, jadi kami para peserta akan berhenti sejenak untuk tahun ini. Selain pelaksanaan acara digelar sekalian mengadakan pengajian akbar juga beratraksi. Di panggung itu pula jajaran pada malam hari, rencananya usai arak- Nanti setelah semua peserta memasuki dewan juri yang terdiri dari pihak Disbudpar arakan kelompok musik rebana bakal Balaikota, semua penabuh rebana akan Kota Surakarta serta budayawan menilai tampil secara serentak untuk membawakan penampilan masing-masing kelompok. dilanjutkan dengan acara pengajian.

Manthous Diabadikan Menjadi Nama Jalan di Gunungkidul

Agustina Tari Ngekong RT­ 007/003 Ga­yam­­­­­­ harjo Pram­banan Sleman

Joglosemar | Kurniawan Arie Wibowo

Menanti Pengakuan Wayang Orang Sebagai Seni Tradisi Dunia

S

ebagai kesenian rakyat yang­telah melekat seba­gai identitas Kota Solo, wayang orang memang sudah seha­ rusnya mendapatkan per­hatian lebih. Kemunduran yang­terjadi beberapa tahun la­lu kini mulai ditambal su­ lam oleh Pemkot Surakarata untuk me­les­tarikan ke­se­nian tradisional men­jadi ba­gi­an dari panggung hiburan ma­syarakat Surakarta tersebut. Berbagai upaya yang dilakukan telah menumbuhkan tunas harapan baru bagi masa depan wayang wong Surakarta. Demi menumbuhkan tunas tersebut, Pemkot Surakarta telah mendaftarkan kesenian wayang orang ke badan PBB yang mengurusi tentang bu­ daya, yakni United Nations Ed­u­­­ cational, Scientific and­­Cultural Organization (UNESCO) untuk mendapat pe­­ngakuan dunia. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Ko­ ta Surakarta, Eny Tyasni Suzana

menjelaskan Pemkot Solo memang telah mendaftarkan wayang orang sebagai seni tradisi dunia milik Indonesia. Eny mengungkapkan saat ini pihak Pemkot memang tengah menunggu persetujuan dari UNESCO. “Pengajuan ini dilakukan karena kami ingin menguatkan posisi wayang orang sebagai seni tradisi asli Indonesia. Hal ini penting agar ke depannya nanti tidak ada negara lain yang mengklaim seni ini sebagai budaya mereka,” ujar Eny saat ditemui Joglosemar Kamis (22/5) di kantor Disbudpar Kota Surakarta. Eny mengungkapkan, pengajuan tersebut adalah murni inisiatif Pemkot Surakarta. Keinginan tersebut muncul karena Pemkot Surakarta memandang wayang orang lewat pertunjukan Wayang Orang Sriwedari telah begitu lekat sebagai ikon Solo.

Untuk langkah yang pasti, Eny menyatakan pihak Pemkot telah berencana untuk membuat gedung pertunjukan baru. “Kemarin Pak Wali (FX Hadi Rudyatmo) ngendiko ingin gedung teater baru untuk pertunjukan wayang orang. Maka nanti kami akan bangun dari bekas Gedung Teater Solo. Rencananya setelah sengketa hak milik usai, kami akan segera merenovasi total gedung tersebut,” ungkap Eny. Selain itu, lanjut Eny, ke depannya nanti diharapkan akan ada peningkatan kualitas pertunjukan. Menurutnya, saat ini penonton wayang orang Sriwedari telah meningkat dari segi kuantitas, untuk itu kualitas pemain pun juga mesti ditingkatkan lagi. “Saat ini mereka sudah me­ mulai pertunjukan dengan tepat waktu, jadi penonton pun bisa merasa terpuaskan,” pungkas Eny. n Okie Enno Rindasih

serba guna dan kesenian setempat yang dibangun 2013 lalu dengan nama musisi yang meninggal akibat stroke itu. Immawan menuturkan, penghargaan pada musisi yang telah memiliki sekitar 300 lagu dan mengembangkan puluhan komunitas campur sari di Gunungkidul itu akan menjadi sejarah tersendiri bagi pemerintah. “Agar campur sari terus hidup, tidak mati meskipun Manthous telah pergi,” harapnya. Adik kandung Manthous, Yunianto menuturkan, pihak keluarga merasa sangat senang dengan terealisasikannya pemberian nama jalan alamarhum ini selang dua tahun wafatnya. ”Meski sedikit terlambat, kami keluarga sangat senang, akhirnya ada juga penghargaan dari pemerintah meski tidak berwujud materi,” kata Yunianto. Manthous lahir di Desa Playen, Gunungkidul pada 10 April 1950 dan meninggal di Jakarta pada tanggal 9 Maret 2012. Manthous terkena serangan stroke pada tahun 1995. Ia bersama Grup Campursari Maju Lancar Gunungkidul menjadi kiblat bagi para pencinta lagulagu langgam Jawa dan campursari. n Cisilia Perwita

s.c om

S

duluan yang be­ li, terus dipamerkan. Ka­lau pergi ke suatu tempat, pa­s­­ti saling pamer foto lewat BBM. Sayang seribu sayang, satu hari jelang rencana yang dijanjikan Molly, ternyata Moly mengabarkan lewat SMS kalau ia membatalkan nonton Ramayana. Katanya mendadak ada acara kantornya yang piknik dan rafting ke Sungai Elo. “Sory Cebret, ini acara kantor harus ikut. Wah kalau nggak ikut, bisa-bisa kena SP,”kata Molly Geli ke sahabatnya itu. Mau tak mau dan ikhlas ti­ dak ikhlas, akhirnya Yu Cebret pun memaafkan Molly. “Ah ka­ mu yang berjanji kamu yang­mengingkari Moly,” ba­ tin Cebret masih dengan hati pa­nas sambil tetap serius me­ nekuri pekerjaan di depan komputer. Belum reda juga rasa jengkel Cebret, mendadak sebuah SMS masuk kembali ke nomornya. Ah tumben, bapaknya Jim Belong mengirim SMS bernada mengejek. “Nduk Cebret, pie sido nonton Ramayana ora, iki bapak lagi nonton Ramayana karo Budhe dan Pakdhe. Apik tenan....bulene akeh lho...., “ tulis Jim. Karuan aja, Cebret nge­­­ dumel nggak karuan. Pera­ saannya campur aduk, ma­ lu dan kecewa. n Kiriman

P

emerintah Kabupaten Gunungkidul secara resmi menetapkan nama maestro musik campur sari kenamaan almarhum Anto Sugiartono alias Manthous sebagai pengganti nama sebuah jalan protokol, Jalan Pramuka, di Kecamatan Playen Kamis (22/5). Nama seniman yang me­ ninggal di usia 60 tahun pa­ da Maret 2012 silam itu, dia­ badikan sebagai nama jalan di kampung halamannya sendiri Desa Playen, Kecamatan Playen. Hal itu sebagai bentuk penghargaan atas jasa dan prestasinya me­ngenalkan Kabupaten Gu­­­nungkidul ke penjuru Nusantara melalui campur sari. “Setelah berembuk matang, kami putuskan untuk mengabadikan nama Manthous itu sebagai nama jalan mulai hari ini,” kata Wakil Bupati Gunungkidul Immawan Wahyudi dilansir dari Tempo, Kamis (22/5). Sebelumnya, sesaat usai meninggalnya seniman yang terkenal dengan lagu-lagu hits seperti Ti­­wul Gunungkidul serta Ngi­­­nang Karo Ngilo, sudah sem­ pat berkembang berbagai rencana pemerintah untuk memberikan penghargaan kepadanya. Misalnya memberi nama gedung

es

Sendratari Bikin Malu

dp r

Lha Dalah Joglosemar menerima kiriman naskah Lha Dalah. Tulisan merupakan karya sendiri. Naskah dikirim maksimal 1.500 karakter, diketik dalam word (doc/rtf). Kirimkan ke alamat email harianjoglosemar@gmail.com dengan penamaan file dan subjek email : Lhadalah-Nama pengirim-Judul, sisipkan copy identitas beserta nomor rekening di bawah tulisan yang Anda ketik.

eumur-umur Yu Cebret memimpikan melihat sendratari Ramayana di pelataran Candi Prambanan. Tiketnya yang cukup menguras dompet ditambah waktu yang tidak bersahabat karena selalu terbentur pekerjaannya membuat beberapa kali rencananya buat nonton sendratari yang spektakuler itu gagal total. Nah, seminggu yang lalu, Moly Geli sahabatnya mengajak Cebret untuk nonton sendratari. Cebret memilih untuk naik sepeda motor saja, takut mabuk. Moly juga mengajak Ce­ bret untuk mampir ke Ma­ lioboro dan dilanjutkan nong­ krong ke angkringkan ko­pi jos Lek Man di Tugu at­ au­ke Alun-alun Kidul be­ li jagung bakar sekalian Ma­ sangin alias menerobos be­­ ringin dengan mata ter­pejam. Tinggal beberapa ha­­ ri,­dari hari yang diren­ canakan. Cebret juga su­dah pamer akan nonton sen­ dratari Ramayana ke ba­ paknya bernama Jim Be­long dan adiknya yang a­ krab disapa Dul Kentut. Ia ju­ga pamer bakal ketemu ba­nyak bule di sana. “Wis le, mengko tak ce­ ritane tariane,” kata Cebret ke­pada adiknya. Biasa Cebret dan Dul Kentut memang ka­ kak adik yang tidak mau ka­ lah. Barang apa yang ba­ru up­date p a s t i dulu-

Tapi tidak semua kelompok akan beratraksi, hanya sekitar 15 grup. Sisanya hanya jalan biasa,” imbuhnya. Parade musik hadrah ini akan dibuka pada pukul 18.30 WIB oleh Walikota Surakarta, FX Hadi Rudyatmo. Adapun rute yang akan dilalui, lanjut Soni, dimulai dari Rumah Dinas Loji Gandrung dan berakhir di Balaikota. Arak-arakan ini diperkirakan finis di Balaikota pukul 21.30 WIB. “Mulai pukul 17.00 WIB, Jalan Slamet Riyadi akan ditutup demi keperluan pengondisian para peserta. Kami juga telah menyiapkan beberapa masjid di sekitar Jalan Slamet Riyadi dan Loji Gandrung untuk digunakan sebagai tempat salat magrib bersama para peserta,” pungkasnya. n Okie Enno Rindasih

W or

M

enyambut peringatan Isra Miraj yang jatuh pada tanggal 27 Mei mendatang, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Solo menggelar Festival Parade Hadrah Akbar. Bekerja sama dengan Mejelis Salawat se-Karesidenan Surakarta, Festival Parade Hadrah kali keenam ini dijanjikan berbeda dengan tahun sebelumnya. Perbedaan yang dimaksud adalah waktu pelaksanaan parade musik rebana di malam hari. Kepala Disbudpar Kota Surakarta, Eny Tyasni Suzana menyatakan, jika pada tahun-tahun sebelumnya parade dilangsungkan dari pagi hingga siang, maka untuk tahun ini parade hadrah akan dimulai selepas magrib. Sedikitnya 200


18

INFO BIZ | JUMAT, 23 MEI 2014

BURSA MOBIL HARTONO LIFESTYLE MALL (LT.2 FOODCOURT,LT.3P1,LT.4 P2) SOLO BARU

BUKA SETIAP HARI PUKUL 10.00 - 22.00

BURSA MINGGUAN

:

Akan Diadakan Setiap Hari Sabtu & Minggu(per Unit Rp.10.000.-) Keterangan Lebih Lanjut Hub. Mobil Hartono Mall Hub :Bursa 081 229 872 88/ 082 133 888 883 HONDA CRV,WRN Slvr,Th2003,Manual,Brg Istimewa,Hrg Nego.Hub: 08122987288/082133888883 (JS2284)- 3 ____________________________

DAIHATSU GRAND MAX,Pick Up 1.5,Th2013,Wrn Htm,Brg Istimewa. Hub:082133888883/08122987288(LAKU)

HARTONO Mall

(JS2285)- 3 ____________________________

HONDA ALL NEW CIVIC,Wrn Slvr, Th2007,Brg Istimewa,Hrg Nego.Hub: 08122987288/082133888883

toyota rav 4x4 th 2001 warna silver full option istimewa

(JS2300)- 3 ____________________________

kia pregio tahun 2004 hitam istimewa

avansa g 2004 silver tgn 1

TOYOTA SOLUNA,WRN Champagne, Barang Istimewa,Terawat,Hrg Nego. Hub:082133888883/08122987288

(JS2287)- 3 ____________________________

MITSUBISHI KUDA GRANDIA,Wrn Slvr,Th2003,Brg Istmwa,Hrg Nego. Hub:08122987288/082133888883 (JS2308)- 3 ____________________________

MITSUBISHI PAJERO EXCEED, Th 2010,Wrn Htm,Barang Istimewa.Hub: 08213888883/08122987288(LAKU) (JS2278)- 3 ____________________________

HONDA CRV,WRN Hitam,Th2002, A/T, Brg Istimewa,Hrg Nego.Hub: 08213 3888883/08122987288(LAKU)

(JS2290)- 3 ____________________________

freed th 2012 silver istimewa

grand livina xv tahun 2011 warna putih 1. ultimate

HONDA CITY,TH2003,Wrn Merah Maroon,Barang Istimewa.Hub: 08213 3888883/08122987288

SUZUKI SWIFT,TH2007,Barang Isti mewa,Terawat,Harga Nego.Hub: 082 133888883/08122987288

HONDA JAZZ”S”,Th2010,Wrn Slvr,A/T, Hrg Nego,Barang Istimewa.Hub:082 13 3888883/08122987288

HYUNDAI TRAJET,TH2002,Wrn Slvr, Brg Istimewa,Hrg Nego.Hubungi: 082133888883/08122987288

DAIHATSU TAFT GT,Th1994,Wrn Silver Stone,Brg Istimewa,Hrg Nego. Hub: 08122987288/082133888883

TRAVELO,TH2010,WRN Silver, Tgn1, Hrg Nego,Brg Istimewa.Hub:0821 33888883/08122987288

L300 PICK UP,TH2004,Plat AD,Tgn1, Orisinil,Terawat,Siap Pakai.Hub: 082 133888883

HONDA FREED PSD,Th2012,Wrn Silver,Brg Istimewa,Terawat,Hrg Nego. Hub:082133888883/08122987288

TOYOTA KIJANG LGX,Wrn Biru Mtlk, Th2000,Brg Istimewa,Hrg Nego.Hub: 082133888883/08122987288

HYUNDAI TRAJET,TH2002,Wrn Biru,Hrg Nego,Barang Sangat Istimewa.Hub: 082133888883/08122987288(LAKU)

ISUZU PANTHER,TH1992,Tesen Golden,Biru Muda Mtlk,Istimewa.Hub: 08122987288/082133888883

(JS2282)- 3 ____________________________

(JS2283)- 3 ____________________________

(JS2031)- 3 ____________________________

TSS BOX 120,Th2002,Hrg Nego,Wrn Putih,Body Kaleng,Sangat Terawat. Hub:082133888883

____________________________

(JS2274)- 3

BMW 318i,TH2004,Wrn Hitam,Hrg Nego, Barang Istimewa.Hubungi:082133888883

(JS2307)- 3 ____________________________

HONDA FREED PSD,Th2010,Wrn Putih, Brg Istmwa,Hrg Nego.Hub:082133888883/ 08122987288(LAKU) (JS2276)- 3 ____________________________

(JS2293)- 3 ____________________________

(JS2294)- 3 ____________________________

(JS2281)- 3 ____________________________

(JS2280)- 3 ____________________________

TRONTHONG,WRN Putih,Th1983, Antik,Brg Istimewa,Hrg Nego.Hub: 08122987288/082133888883

(JS2299)- 3 ____________________________

CLASY,TH1990,WRN Biru,Brg Istimewa,Hrg Nego.Hubungi:08122987288/ 082133888883(LAKU) (JS2301)- 3 ____________________________

GREAT COROLLA,TH1995,Wrn Silver, Plat AD,Pjk Pnjg,Orisinil,Istimewa.Hub: 08122987288/082133888883

HONDA JAZZ VTEC,Th2005,Wrn Merah, Hrg Nego,,Barang Istmwa.Hub:082133888883 /08122987288(LAKU)

LANGGENG MOTOR

Tgn1,Ori Cat,Hrg:99Jt/Ng.Hubungi: 0271-5851999

(JS2306)- 3 ____________________________

Jual Beli Mobil Cash & Credit

(JS2277)- 3 ____________________________

toyota avansa tahun 2011 hitam istimewa

(JS2295)- 3 ____________________________

(JS2296)- 3 ____________________________

(JS2304)- 3 ____________________________

(JS2305)- 3 ____________________________

L300 PICK UP,TH2004,Wrn Hitam, Barang Istimewa.Hubungi:08122987288/ 082133888883

(JS2317)- 3 ____________________________

KIJANG ROVER,TH1992,Wrn Hi tam,Barang Istimewa.Hubungi: 08122 987288/082133888883 (JS2318)- 3 ____________________________

ISUZU PANTHER PICK-U Up,Th2010, Wrn Hitam,Hrg Nego.Hubungi:081 22987288/082133888883(LAKU)

(JS2279)- 3 ____________________________

SAFA MARWA

SAFA MARWA MOBIL

____________________________

(JS1785)- 3

Jl. Surya 85 C Jagalan Solo Telp. 0271-662799

Telp: 0271-5851999 / 0817418699 / 082135638999

Gesek Tunai

1,5%-2,5% Siap Delivery

Hub: (0271) 5851999/5854721 HONDA FREED,TH2009,Plat AD, Tgn1, KM 60Rb,Wrn Abu2 Mtlk,Hrg: 185Jt/Ng.Hub:0271-5851999

(JS1793)- 3 ____________________________

AVANZA”G”,TH2010,WRN Slvr,Ori Cat,Plat AD,Tgn1,Hrg:132Jt,An.Pembeli.Hub:0271-5851999 (JS1795)- 3 ____________________________

MITSUBISHI KUDA SUPER Exid, Th2001, Wrn Htm,Ori Cat,Hrg:88Jt/ Ng. Hub:085329859999

(JS1792)- 3 ____________________________

LUXIO,TH2010,WRN Htm,Plat AD,

VIAR

L300 PU,TH2009,WRN Htm,Ori Cat,Plat AD Asli,Tgn1,Hrg:115Jt/Ng.Hub:02715851999 (JS1791)- 3 ____________________________

(JS1790)- 3 ____________________________

(JS2068)- 3 ____________________________

VIAR STAR CX,Hrg:10Jt,Unit Baru, Barang Istimewa.Hub:0271-663922/ 081915369541

HONDA FREED PSD,Th2010,Barang Istimewa,Terawat,Hrg Nego.Hub: 082133888883/08122987288

ISUZU PANTHER LM Smart Turbo, Th2010,Wrn Slvr,Brg Istimewa,Hrg Nego. Hub:08122987288/082133888883

SUZUKI SWIFT,WRN Biru Tua,Brg Is timewa,Terawat,Hrg Nego.Hub: 0821 33888883/08122987288

ISUZU PANTHER PICK Up,Th2009, Wrn Htm,Orisinil,Istimewa.Hub: 0812 2987288/082133888883(LAKU)

PAJERO EXCEED,TH2010,Wrn Abu2, Barang Istimewa,Terawat. Hub:082133888883/08122987288

BMW 120i,Wrn Hitam,Barang Istimewa, Sangat Terawat.Hubungi: 082133 888883/08122987288

HONDA JAZZ RS,Th2009,Wrn Biru Mtlk,Brg Istmwa,Hrg Nego.Hub: 082133888883/08122987288

HONDA CITY,TH2003,Wrn Merah Maroon,Barang Istimewa.Hubungi: 082133888883/08122987288

ISUZU PANTHER LM,Turbo,Wrn Silver, Brg Istimewa,Terawat,Th2007.Hub: 08122987288/082133888883(LAKU)

HYUNDAI MATRIX,TH2002,Wrn Slvr, Brg Istimewa,Hrg Nego.Hub:08213 3888883/08122987288

TOYOTA SOLUNA,TH2000,Barang Istimewa,Harga Nego.Hub:082133 888883/08122987288

HONDA NEW CITY IDSI,Th2003,Wrn Champagne,Brg Istimewa.Hub:0812 2987288/082133888883

PIGEIO,TH2011,BARANG Istimewa, Sangat Terawat.Hubungi: 08213 38 88883/08122987288(LAKU)

TOYOTA INNOVA”E”,Th2008,Wrn Abu2 Mtlk,Barang Istimewa,Terawat. Hub:082133888883

GRAND LIVINA,TH2008,Ultimate 1.8, Wrn Abu2 Tua,A/T,Hrg:135Jt/Ng. Hub:085329859999

DAIHATSU LUXIO,Th2011,Plat D, Wrn Biru,Brg Istimewa.Hub:Safa Marwa.0816677300/081393447878

(JS2273)- 3 ____________________________

(JS2309)- 3 ____________________________

(JS2298)- 3 ____________________________

(JS2275)- 3 ____________________________

KIJANG LGX,TH1999,WRN Hijau,Ori Cat,Plat Asli AD,Brg Istimewa, Hrg:105Jt/Ng.Hub:085329859999

PRISMA PRX 200,Hrg:14Jt,Cash Back: 1Jt,Unit Baru.Hub:0271-663922/ 081915 369541

VIAR KARYA BIT,110CC,Hrg:16.3Jt, Unit Baru,Brg Istimewa.Hub:0271663922/081915369541 (JS2065)- 3 ____________________________

(JS2072)- 3

BTH KRYN/TI:MRKTING Executive (D3/Brpglmn),Mrkting Support(SMA),Sales Counter(Wnt,D3,Max28Th),Admn Mrkting(D3,Menguasai Ms.Office),Desk Collection(D3,Menguasai Ms.Office).Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:PT.Citra Mandiri Multi Finance Ruko Anugerah Jl.Veteran 230B Tipes Solo (JS2192)- 8 ____________________________

BUTUH 1 PUTRI UNTUK PRT,Rajin, Jujur,Sore Boleh Pulang.Hub: 0857 40895918 Kartasura

(JS2071)- 3

____________________________

BTH KRYWN UTK Posisi Crew/Kasir: Pnmptn Popeye Chicken Express Grogol, P/W,Max25Th,Min SLTA,Pnmpln Mnrk,Bs Krj Team,Mau Krj Krs,Bs Komp. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Popeye Grogol,Jl.Brigjen Sydiarto 202 Kaliwingko-Grogol

L300 BOX,PWR Stir,New Model,Istmwa Eks Paket JNE,Masih Mulus,Mesin Bgs, 100Jt,Bs Krdit DP25Jt.081217509777

XENIA LI PLUS,Th2009,Wrn Abu2,Istmwa Skl,Trwat Gak Kecewa,Mulus Bgt,Jl Cpt 93Jt,Krdt DP25Jt.081217509777

(JS2167)- 3 ____________________________

(JS2171)- 3 ____________________________

AVANZA”G”,TH2010,Wrn Htm/Slvr, Istmwa, Terawat Bgt,Jual Cpt 123Jt,Bs Kredit DP 25Jt.Hub:081217509777 (JS2169)- 3 ____________________________

SIDE KICK,TH1999,Drag One,Asli AD, Wrn Slvr,Sgt Istmwa,Brg Simpanan,Gak Kecewa,85Jt.Hub:081227100052 (JS2173)- 3

____________________________

ODISSEY,TH2001,Triptonik,Wrn Slvr Stone,Istmwa,Mewah,Lux,Elegant,Jl Cpt 103Jt,Krdt DP 25Jt.081217509777 (JS2172)- 3

MOBIL DIJUAL SOLO

ALL NEW XENIA X Plus,Th2012,Wrn Htm, AC Double,1300CC,Istmwa,Nyri Br,Jl Cpt 133Jt,Krdt DP28Jt.081227100052

DIJUAL KIJANG PU,TH2002,Plat AD Solo,Pajak Baru,mulus,Siap Pakai,Bak Bagus.Hub:081393091883

(JS2175)- 3 ____________________________

(JS2292)- 3

LGX SOLAR,TH2000,Wrn Biru,Full var,Bagus,Siap Pakai,Jual Cpt 95Jt,Bs Kredit DP 25Jt.Hub:081329186363 (JS2165)- 3 ____________________________

GRAND MAX MINIBUS,Type D,Fullvar, Brg Istimewa,Siap Pakai,JualCpt 80Jt,Bs Kredit,DP 18Jt.Hub:081217509777 (JS2164)- 3 ____________________________

PANTHER LS TURBO,Th2007,Istmwa, Tnp Cacat,Mewah,Lux,Terawat,Hrg:165Jt, Bs Krdt DP 35Jt.Hub:081227100052 (JS2170)- 3 ____________________________

BTH GNRAL MRKTING(S1),Mngment Trainee(S1),Consultant Bussines(D3-S1), Back Office(D3-S1),Ass Mnger(D1-D3),Public Relation(D1-D3),Mrkting(SMA/Sdrjt), Receptionist(SMA/Sdrjt),P/W,Pnmpln Mnrk,Brpglmn,Fresh Graduate,SKL.Krm Lmrn Via Pos Ke:Manager Personalia Suko Solo Square No.5,6,7 Lt1,Jl.Slamet Riyadi Kav 451-455 Solo

081227100052

HONDA

Honda

HONDA GRAND CIVIC,TH1990,Wrn Hitam,Plat AD Karanganyar,Hrg Nego.Hub:081328400858/0271-7587299 (JS2218)- 3

ISUZU ISUZU ISUZU PANTHER GRAND Royal, Th 1996, Wrn Biru Muda, Plat AD Karanganyar, Hrg Nego.Hub:081328400858/7587299

(JS2155)-10 ____________________________

ISUZU PANTHER TOTAL Assy, Th1994 , Wrn Hijau,Plat AD Karanganyar,Hrg Nego.Hub:081328400858/0271-7587299 (JS2217)- 3

KIA

KIA

BTH 1)OPRTOR PRDKSI(15 Org), 2)Oprtor Packing(25 Org). Pria(1),Wnt(2),Siap Krj Shift(1,2),SMU/K/Ijsh Smntara,Max30Th, Pglmn Diutmkn. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Bag.HRD CV.Bima Polyplast II,Jl.Raya Solo-Wonogiri KM 7.2 Telukan,Grogol-Skh (JS2047)- 7 ____________________________

MITSUBISHI/ FH517H / Truck / Tahun 2009. Hubungi : (0353) 893200 / 893202

BTH KPLA DEPO)KD):Min S1,P/W,Max38Th, Pglmn Di Bid.Dstribsi Consumer Goods, Jjr&Brmtfsi Tgi. Mrkting Horeka(HR):Brpglmn Mrkting Di Type Outlet Htl;Restoran;Cafe, P/W, Pnt Mtr Sndr,Pnmpln Mnrk. Sales Canvas (SC):Brpglmn Canvas Retail,Pria,Max30Th, Jjr&Brmtfsi Tgi. Krm Lmrn Lgkp Via Pos: PT.Sentralsari Prima Sentosa(CLEO)Rt1/3 Gonggangan,Bolon-Colomadu

(JS2266)- 3

(JS2193)-10

KIA VISTO,TH2000,Wrn Abu-A Abu Metalik,Plat AD Solo,Hrg Nego.Hub:0813 28400858/0271-7587299 (JS2221)- 3

MITSUBISHI

MITSUBISHI

SUZUKI

SUZUKI

SUZUKI KARIMUN ESTILLO,Th 2007,Wrn Silver,Hrg Nego. Hub:081 328400858/0271-7587299 (JS2220)- 3 ____________________________

SUZUKI CARRY FULL Box,Th2007, AC,Plat AD Solo,Hrg Nego.Hub:081 328400858/0271-7587299 (JS2222)- 3

TOYOTA

HARD TOP,TH1978,Bensin,4x4,Aktf, Msn Standrt,Bgs Bgt,Ori,Gagah,Langka, Khusus Penggemar,70Jt.081227100052

(JS2216)- 3 ____________________________

TOYOTA

ISUZU PANTHER LS, Th2001, Wrn Smoke Silver, Plat AD Karanganyar, Hrg Nego. Hub: 081328400858/0271-7587299

TOYOTA AVANZA,TH2011,Wrn Sil ver,Plat AD Karanganyar,Hrg Nego. Hub:081328400858/0271-7587299

(JS2174)- 3 ____________________________

(JS2215)- 3 ____________________________

(JS2219)- 3 ____________________________

(JS2289)- 3 ____________________________

(JS2310)- 3 ____________________________

(JS1958)- 3 ____________________________

L300 Mini Bus,Barang Antik,97,Harga77,5 Jt.Hub:0811263335/0271711110/711112 (JS1963)- 3 ____________________________

Suzuki Careta ‘03

Abu-abu, Hrg 59 Jt

HYUNDAI i10,Putih,2010,Hrg 99 Ju ta,Istimewa.Hub:0811263335/0271711110/711112 (JS1961)- 3 ____________________________

FEROSA 96,Warna Biru Silver,Harga 67,5 Jt.Hub:0811263335/0271-7111 10/711112

(JS1960)- 3 ____________________________

HATI-HATI &

(JS1959)- 3

WASPADALAH !!!

Honda Jazz RS 09 Hitam Asli Ad Tgn1 Km Rendah

DENGAN PENIPUAN BERMODUS MENGAJAK TRANSAKSI & PEMBAYARAN DIMUKA ATAU PEMBAYARAN MELALUI TRANSFER/ATM

LOKER LOWONGAN KERJA

(JS2073)- 3 ____________________________

(JS2223)- 3 ____________________________

(JS2269)- 3 ____________________________

(JS1962)- 3 ____________________________

VIAR VIX,Hrg:16.6Jt, Unit Baru.Hu bungi: 0271 - 663.922 / 081 915 369 541

(JS2066)- 3

(JS2315)- 3 ____________________________

HONDA JAZZ 2009,Hitam,RS,Harga 179 Juta,Istimewa.Hub:0811263335/ 0271-711110/711112

(JS1799)- 3 ____________________________

(JS2062)- 3

(JS2286)- 3 ____________________________

JAZZ 2005 MATIC,IDSI,Hitam,Harga 123 Jt.Hub:0811263335/0271-711 110/711112

VIAR V100(BEBEK),100CC,Hrg:9.3Jt, Brg Terawat.Hubungi:0271-663922/ 081 915369541

New City neo 08 Idsi 135 Juta bsa kredit dp 25 jt

(JS2168)- 3 ____________________________

(JS2177)- 3

____________________________

____________________________

(JS2314)- 3 ____________________________

____________________________

TOYOTA INNOVA”V”,Matic,Th2010, Wrn Htm,Brg Istimewa.Hub:Safa Marwa 0816677300/081393447878

____________________________

VIAR CROSS X Trail,200CC, Hrg: 18.9Jt,Unit Baru,Brg Terawat.Hub: 0271 - 663922/081915369541

(JS2313)- 3 ____________________________

(JS2176)- 3

____________________________

VIAR KARYA 200 LONG,Harga: 23, 1Jt, Unit Baru, Brg Istimewa.Hub: 0271-663922/081915369541

(JS2319)- 3 ____________________________

HONDA ODESAY ABSOLUTE,Wrn Slvr, Pjk Baru,Build Up,Tgn1,Istmwa.Hub:Safa Marwa 0816677300/081393447878

____________________________

(JS1788)- 3

(JS2311)- 3 ____________________________

(JS2063)- 3 ____________________________

(JS1797)- 3

Modif jual rugi 65 juta

ALL NEW XENIA M Family, Th2012, Istmwa,Nyrs Br,KM Rndh,Mulus Bgt,Audio TV,125Jt,Bs Krdt DP25Jt.081217509777

(JS2316)- 3 ____________________________

(JS2270)- 3 ____________________________

HONDA JAZZ IDSI,Th2005,Wrn Mrh, Brg Istmwa.Hub:Safa Marwa 08166 77300/081393447878

(JS2191)- 7 ____________________________

(JS2166)- 3 ____________________________

(JS2303)- 3 ____________________________

APV GL Silver Th 2010 Harga 115 Jt Barang Istimewa,Hubungi:0811263335/ 0271-711110/711112

Jl. Adi Sumarmo 393 D/ (Depan Hotel Pramesti) Telp. 081 217 509 777 / 081 227 100041 / 085263 486 323

AVANZA”G”,TH2008,Wrn Htm,STNK Pnjg 1Th,Istimewa Gak Kecewa,Hrg:117Jt,Bs Kredit DP 30Jt.Hub:081227100052

(JS2288)- 3 ____________________________

CERRY EXTRA 1000 PU,Wrn Pth,Ori Cat, Plat Asli AD,Tgn1,Hrg:50Jt/Ng. Hub:0271-5851999

(JS2265)- 3 ____________________________

081227100052

(JS2302)- 3 ____________________________

LAND KRUISER VX,Th1995,Abu2 Mtlk, Diesel,Manual,4x4,Barang Istimewa.Hub: Safa Marwa 0816677300/081393447878

VIAR KARYA 150R,Hrg:20.6Jt,Unit Baru,Brg Terawat.Hub:0271=663922/ 081915369541

Hard Top 78 benin full

(JS2312)- 3 ____________________________

HONDA CRV,TH2001,WRN Slvr,Ori Cat,Oper Kredit,UM:82.5Jt,Angs 33Jt x24.Hub:085329859999

VIAR KARYA 200,Hrg:22.8,Unit Baru, Brg Terawat.Hub:0271-663922/ 0819 15369541

____________________________

TOYOTA AVANZA, TH2007, Wrn Champagne,Brg Istimewa .Hub: 0812 2987288/082133888883

(JS2272)- 3 ____________________________

LAND CRUISER,TH1982,Wrn Coklat, Brg Istimewa,Hrg Nego.Hub: 0821 33888883/08122987288(LAKU)

(JS2064)- 3 ____________________________

____________________________

(JS2070)- 3

TOYOTA RAUM,TH2004,Wrn Smoke Silver,Barang Istimewa.Hubungi: 08122987288/082133888883

(JS1798)- 3 ____________________________

(JS2069)- 3

____________________________

HONDA JAZZ,WARNA Silver,Brg Istmwa, Terawat,Harga Nego.Hub:082133888883/ 08122987288(LAKU)

____________________________

HONDA CRV,TH2000,Wrn Slvr,Ori Cat, Plat AD Asli,Tgn1,Hrg:95Jt/Ng. Hub: 085329859999

*Mba Watik *Mie Horizon *Pak Jo *Waroeng Idoem *Babi Kuah Pak Jum *Kedai Iga Bintaro *Mr. Hotpletz *Gudek & Timlo Bu De *Bakso Bentuman *Italian Delight *Buble Tea * Rujak Cingur Sedap *Bublicious *Nasi Goreng Top *Cemara Dua *Es Gempol Pleret *Swieke Simbok *Sate Suramadu *Kedai Cobek *Soto Ayam Semarang *Mie Bandung *Tong Tji *Kedai Qu *Pas Mantab *Sop Pecuk Gower Gower *Cak Sur HONDA FREED,WRN Putih,Barang Istimewa,Terawat,Hrg Nego.Hub: 08122987288/082133888883(LAKU)

(JS1789)- 3

HONDA ODESAY ABSOLUTE,Wrn Slvr, Pjk Baru,Build Up,Tgn1,Istmwa. Hub: 0816677300/081393447878

Periode Februari s/d Juni

Supoted By:

RINO HT DUMP,TH2009,Wrn Merah, Ori Cat,Plat AB Asli,Hrg:165Jt/ Ng. Hub:0271-5851999

(JS2067)- 3

Jl. RM Said No. 57 Solo 57132 Telp. (0271) - 663922

(JS2271)- 3 ____________________________

DAIHATSU FEROZA,TH1997,Wrn MerahMtlk,Barang Istimewa,Hrg Nego. Hub:082133888883/08122987288

PU T120SS,TH2010,WRN Htm,Plat AD Asli,Tgn1,Ori Cat,Hrg:73Jt/Ng. Hub:0271-5851999

(JS1787)- 3 ____________________________

(JS1794)- 3 ____________________________

NISSAN LIVINA XV,Th2008,Wrb Abu2 Mtlk,Barang Istimewa.Hub: 08122987288/082133888883(LAKU)

(JS1800)- 3 ____________________________

HONDA CRV,TH2000/2001,Wrn Slvr,Ori Cat,Plat AD As;i,Tgn1,Hrg:90Jt/Ng.Hub: 085329859999

____________________________

VIAR VIO R 125CC,Hrg:10Jt,Unit Ba ru,Brg Terawat.Hub:0271-663922/ 081915369541

Melayani Jual Beli Mobil Baru / Bekas Cash / Kredit

(JS1796)- 3 ____________________________

RINO HT130PS,BAK KAYU,Th2007, Ori Cat,Plat AB Asli,Hrg:145Jt/Ng. Hub:0271-5851999

____________________________

(JS2291)- 3

(JS1786)- 3 ____________________________

Ir. WIDODO

KUDA DIESEL DELUX,Th2002,Wrn Biru,Ori Cat,Plat AD,Tgn1,Hrg:90Jt/ Ng.Hub: 085329859999

KUDA DIESEL DELUX,Th2002,Wrn Biru,Ori Cat,Plat AD,Tgn1,Hrg:90Jt/Ng.Hub: 085329859999

KIA PICANTO,TH2008,Wrn Silver,Brg Istimewa,Hrg Nego.Hubungi: 0821 33888883/08122987288(LAKU)

Dapatkan 1 Kupon Undian Sepeda Motor Dengan Cara Menukarkian Struk Transaksi Foodcourt Min. Rp 25.000 /. Kelipatan Di Customer Service Hartono Mall

____________________________ BTH SATPAM(WNT,Diutmkn Pny Srtfkt Satpam), Ptgas Kbrsihan&Prwtn Taman (P/W,Min SMP), Sopir Sim B1(Pria,Siap Krj Lmbur).Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:PT.Ifars Pharmaceutical Laboratories,Jl.Raya SoloSragen KM 14.9 Kebakkramat-Kra (JS2195)- 7 ____________________________

BTH SGR GURU B.Indonesia.Syr:Lncr Mnbaca Al-Qur’an,Berahlaq Karima, Brdedikasi Tinggi,Max28Th,S1(Akta IV), IPK Min 3. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke: Perguruan Al-Irsyad,Surakarta. Jl.Kapt Mulyadi No.117,Ps.Kliwon-Solo (JS2153)- 6

____________________________ DBTHKN DESAIN GRAFIS:P/W,Beragama Kristen,D3,Pglmn Diutmkn,Menguasai Corel Draw&Photoshop,Pny Portfolio, Jjr,Tlti,Ckttan,Mau Krj Krs. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Spirit Bookfield,Jl.Letjen Sutoyo 207,Mojosongo-Solo 57127 (JS2040)- 7

____________________________ BTH SGR:STAFF EDITOR(Akntnsi,Seni Bdya,DKV,B.Ind,B.Ing,Tknik Elktro,Tknk Lstrik,Tknik Tlkmnksi,Tknik Bangunan,S1 IP Min 3.2,Diutmkn Dr FKIP), Layout(SMA,S1,Pglmn,Lylts Tgi,Kmnktif,Paham Pagemaker,In Desain,Corel Draw), Satpam(Pria,Max35Th,Pny Srtfkt Satpam,Pglmn,Jjr,Lylts Tgi).Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:PO BOX 195 Solo (JS2041)-10 ____________________________

DBTHKN SALES EXECUTIVE:P/W,Max 28Th, Single,SMU/Sdrjt,Jjr,Kmnktif,Ulet, Kreatif&Bs Krj Team,Pnmpln Mnrk,Pnt Mtr &Sim C.Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke: PT.Astra International Tbk-Honda(Astra Mtr Solo) Ruko Solo Baru Blok HH No.24 Jl.Ir Soekarno/Jl.Raya Solo Baru,Solo(Sblh Picco)Madegondo,Grogol-Skh (JS2190)- 9 ____________________________

BTH SPA THERAPIST/PUBLIC Rela tion.Wnt,Max35Th,Pnmpilan Bersih,Brsedia Mengikuti Training,Kontrak Kerja Selama 1Th(Spa Therapist).Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Hotel Baron Indah Jl.Dr.Rajiman 392/Hotel Indah Palace,Jl.Veteran No.284 (JS2152)- 7 ____________________________

BTH KPLA UNIT(KA),Surveyor(SVR), Pria,Min S1/D3,Prnh Krj Di Perusahaan Pembiayaan(Leasing);Koperasi; BPR/Perbankkan,Pglmn Min1Th,Siap Krj Trget,Bs Kompt,Pny Mtr&Sim C. Krm Lmrn Lgkp Via Pos:TSF Unit Solo,Jl.Ir.Soekarno AB 19 Solo Baru-Sukoharjo

P/W(1235),Max30Th(1-5),s1(1),d3(234), SMK/ U(5),Pglmn Di Lmbga Keuangan Min1Th(12),Pny Sim C;Pny Mtr Sndr;Suka Pkrjaan Lpngan(245),Brdediksi,Pny Integrtas,Cktn,Kreatif.Krm Lmrn Via Pos:PT.Finansia Multi Finance(Kreditplus),Jl.Dr Rajiman (JS2049)-10

____________________________ BTH FRNTLNER,ADM,Adm Kur,Sales Prson Dana Jasa,Sales Prson Bsnis Mikro. P/W,Pria Min160Cm,Wnt Min155Cm,2125Th, Max30Th U/Sls Person,D3-S1 Sgl Jrsn;IPK Min 2.75,SMA(Adm Kur,Sls Prson), Mau Krj Krs,Jjr&Tanggng Jwb,Pny Mtr&Sim C(Sls Prson),Sht Jsmni&Rhni.Lmrn Lgkp Via Pos:PT.Outsourcing Indonesia(OTSORSINDO),Jl.Kbpten KM7 Kronggahan II Ruko 8B Sleman (JS2150)-10

____________________________

(JS2151)- 7 ____________________________

BTH 1000 OPR JHT:P/W,Min18Th,SMP. Pas:

CARI KARYAWATI TOKO,SMP/SMA/ K,Max 35Th. Hub:Perkasa Motor,Jl. A.Yani 152 Gilingan(0271-738618)

Gj DIATAS UMR Skh,Asrnsi:Jmstek, Lmrn:

(JS2042)- 4 ____________________________

(JS2035)- 3 ____________________________

BTH SALES:P/W,STM Bangunan/SMU, Pny Mtr Sndr,Siap Krj Trgt,Pglmn. Mrktning: P/W,S1&D3 Tknik Sipil,Siap Krj Trget,Pny Jiwa Mrkting,Pglmn Diutmkn. Konstruktor/Desainer:P/W,S1 Tknik Sipil,IPK Min 3.00,Pglmn Diutmkn,Menguasai Autocad,Bs Krj Team. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Jl.Veteran 47 Yogyakarta

BTH SGR TRAINING Job Tknik,Junior Spvsor,Instalating,Sekretaris,Admnstrsi, Mrktng Outdoor,CS,Staff Konsultan. P/W, 19-33Th,SMA/Sdrjt,Sht Jsmni&Rhni, Brsedia Mengikuti Test Slksi. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Ruko Kartosuro D8, Jl.A.Yani Kartosuro-Sukoharjo

(JS2044)- 9 ____________________________

(JS2045)- 8 ____________________________

DBTHKN TEAM LEADER(TL),Mrkting Executive(ME). Min SMA(ME),D3(TL), Pglmn Min1Th(TL),Pny Mtr Sndr.Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:NSC Finance Solo,Jl.Urip Sumoharjo No.9 Ps.Gede Solo(UP.Ari Setyaningsih)

BTH RELATION MANAGER(S1, Pglmn Min3Th Di Bidang Sales&Indstri Prbankan), Senior Funding Sales Officer(D3, Pglmn Min1Th Di Institusi Keuangan), Funding Sales Officer(D3). Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Kantor Cabang Bank Sinarmas Solo,Jl.Urip Sumoharjo 163 Jebres-Solo

(JS2149)- 6 ____________________________

(JS2048)- 8 ____________________________

CARI KARYAWATI UTK Dekor Cake(Solo Baru),Jaga Stand Cake Di Hartono Mall, Single Diutmkn.Hub:081229568878

ASTRA GROUP&ALFAMART Bth Admin/Produksi/Rcpt/SMP-S1/GP 1,2-3Jt. Hub/SMS Data Diri:085647212503 Pak Fuad

(JS2185)- 3 ____________________________

(JS2077)- 3 ____________________________

DBTHKN SATPAM:PRIA,Purnawirawan TNI/Polri,Max57Th,Min160Cm, Min50Kg, Sht Jsmni&Rhni.Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke: PO BOX 232 Solo

BTH SGR PRAMUNIAGA:P/W,Min SMA/ Sdrjt,Llsn Th 2013/2014,Mau Krj Krs,Bs Krj Team/Indvdu,Gj UMR Solo.Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke: Luwes Mojosongo Jl.B.Katamso 70 Mojosongo-Ska

(JS2187)- 4 ____________________________

(JS2043)- 5 ____________________________

CR ASPRI SRABUTAN Bs Pijat,Tdr Dlm, Diutmkn Dr Luar Solo,19-24Th,Bujang. Fas:Mkn,Ass,Insentif:081333398320

BTH SATFF WAREHOUSE&Tim Kreatif. Wnt,Max25Th,Diutmkn Brhjab,SMK/A Menguasai Phtoshop&Corel(U/Posisi Tim Kreatif),Ketrtrikan Di Dunia Fashion,Fulltime,Bkn U/Partime,Tdk U/Mhsswa/i,Bs Krj Team. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke: Jl.Bima 6 No.1 Serengan-Surakarta

(JS2078)- 3 ____________________________

(JS2189)- 9 ____________________________

(JS2046)- 8 ____________________________

(JS2297)- 3 ____________________________

4)Srvyor(SVY),5)Sales Promotion(SP). Pria(4),

BTH SGR SOPIR(Pny Sim A,Phm Mesin Mbl Mewah,Pglmn Diutmkn,Max38Th,Diutmkn Brpglmn Sopir Pejabat).Krm Lmrn Lgkp Via Pos Kr:PO BOX 195 Solo

BTH SPVSOR MRKTING,Adm(Ksr,Pnjualn,Stock),Staff Aknting,Mrkting Executive, Mrkting Counter. P/W,Max28Th,Single Diutmkn,Tlti,Tkn,Jjr&Brtanggung Jwb,Bs Kmnksi Dgn Baik,Pnmpln Mnrk,Dmsli Di Wil.Cab Trdkt CSM(Solo,Srg,Kra,Krg Pndan, Wng).Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:Cahaya Sakti Mtr Jl.Yos Sudarso 280 Kratonan,Solo

BTH TENTOR IPA Utk SMP,Brpglmn Sbg Guru IPA SMP,Tahu Kurikulum.Lamaran Email Ke: handysapto@gmail.com

BTH 1)CREDIT ANALYST(CA),2)Sales Spvisor Elktrnik(SSE),3)Adm Staff(AS),

PT.AMBASSADOR GARMINDO Sltn Lwyn Bnaran(PglmnTdkDiutmkn)0271-739793 (JS1986)- 4

____________________________ BTH STAFF ADM:WNT,SMA/K-D D3,Bs Ms.Office,Pnmpln Mnrk,Aktf&Kmnktif,Mau Krj Krs&Bs Krj Team. Krm Lmrn Lgkp Via Pos Ke:LPT Cindo Jl.Blewah Raya 2 No.11 Karangasem,Solo (JS2188)- 5

____________________________ LO W O N G A N K E R J A

Perusahaan yang bergerak dibidang Supplier Standart Part (Press Die, Mold, Factory Automotion), Cutting tool, Die Manufacturing, Machineery, General Trading untuk wilayah Jateng & DIY. Dengan ini kami bermaksud membuka lowongan kerja jabatan : MARKETING

Persyaratan : 1. Pria / Wanita 2. Pend. min. D3 (Jurusan Teknik diutamakan) 3. Penampilah menarik 4. Mampu bekerja secara team 5. Memiliki sepeda motor sendiri 6. Memiliki SIM A & SIM C 7. Berpengalaman dibidangnya 2thn (lebih diutamakan) Kirim Aplikasi & CV atau datang langsung ke :

PT. ARETA JAYA ABADI

Komplek Ruko Fajar Indah No. 10 Jl. Raya Fajar Indah, Jajar, Laweyan, Surakarta Telp : 0271-710288 / Fax : 0271-723211 Email : marketing@areta.my.id

DIBUTUHKAN 1. ADMINISTRASI -Wanita min D3 2. KARYAWAN/KARYAWATI -Mau masuk jam 05.00 3. OPERATOR KOMPUTER -Mau masuk jam 05.00 4. CLEANING SERVICE -Mau masuk jam 05.00

Lamaran Ditujukan ke Pasar Besar Wetan No. 8 Solo


19

JUMAT, 23 MEI 2014 | INFO BIZ

PROPERTY p r o p e r t y

SOLO PROPERTY AGENT

POINT PROPERTY Jl. MH. Thamrin No. 39 Manahan, Surakarta Telp/ Fax : 0271-734 563 email : pointpro2010@yahoo.com

JUAL RMH,GENTAN,LT/LB:250/ 496m2, 5KT,2KM,Grsi,Hrg:2.3M.Hub:Julian 0818278584 (JS2251)- 3 ____________________________

JUAL TNH,MANANG,Strtgis Skli,Hdp Tmr,SHM,L:871m2,Hrg:3.25Jt/m2.hU B:dIRGA 085642032318 (JS2250)- 3 ____________________________

JUAL RMH,PAJANG-L Lywn,LT/LB:105/ 124m2, Hook,3KT,2KM,Hdp Sltn,Hrg: 800Jt. Hub: 085642032318 (JS2228)- 3 ____________________________

DIPASARKAN PERUM ALAMAYA-G Gentan (Dpn Tower RCTI),Mewah,Strtgis,T:70/ 103m2, 2KT,1KT Pembantu,2KM,Hrg: 595Jt. Hub: Wanty 085725446756 (JS2252)- 4 ____________________________

JUAL RMH,PAULAN-C Colomadu,T:60/104 m2,2KT,1KM,Carport,Khusus Muslim, Hrg: 372Jt.Hub:Wanty 085725446756 (JS2249)- 3 ____________________________

JUAL TNH,JETIS Raya-G Gentan,L: 125m2,Hrg:1.75Jt/m2.Hubungi: Dirga 085642032318 (JS2248)- 3 ____________________________

JUAL RMH,PALUR(Blkg Fashion Village),LT/LB:385/270m2,2Lt,4KT,2KM,Hr g:2.2M/Nego.Hub:Adjie 082328982727 (JS2247)- 3 ____________________________

JUAL TNH,KALIOSO,L:8000m2,LD:17m, Hrg: 1.3Jt/m2,Pgr Jln.Hub:Ony 081567992836/ 081329211659 (JS2227)- 3 ____________________________

JUAL TNH,KALIOSO,L:4500m2, Hrg: 1.8Jt/m2. Hubungi: Ony 081567992836/ 081329211659 (JS2229)- 3 ____________________________

JUAL RMH,DKT Solo Square,2 Unit, LT/LB:102/102m2,6KT,4KM,Cck Utk Kost, Hrg:1.25M.Hub:Dirga 085642032318 (JS2230)- 3 ____________________________

JUAL RMH MEWAH,Karangasem,LT/ LB:305/243m2,6KT,4KM,Grs,Hdp Tmr,Hrg: 1.7M/Nego.Hub:Wanty 085725446756 (JS2253)- 3 ____________________________

JUAL TNH&BANGUNAN,Jl.Samratulangi, Manahan-Solo,LT/LB:617/300m2,LD: 24m2,Hrg:4.3M.Hub:Adjie 082328982727 (JS2241)- 3 ____________________________

JUAL TNH,DKT Gelora Merdeka-S Skh,Hdp Sltn,SHM,Hrg:2.25Jt/m2.Hub:Dirga 085642032318 (JS2242)- 3 ____________________________

JUAL RMH,KOTA Solo,Cck Utk Usaha, Hrg:5M Nego.Hub:Severo 081279912007/ Pin BB 22471521

DISEWAKAN MURAH,RMH Di Jl.Cokrobaskoro,LT:350m2,LB:300m2,Cck Utk Rmh Tinggal.Hub:0271-737343/0271-8048556

SEWA!!!RMH SIAP PAKAI+Furniture! LT: 190/270,Lingkungan Aman,Nyaman& Tentram,Dijamin Krasan.Hub:0271-734343

HUNIAN EXCLUSIVE BELAKANG Solopos,Bangunan Baru,LT/LB:150/80, Hrg: 1.6M.Hub:0271-2080529

(JS1592)- 3 ____________________________

(JS1596)- 3 ____________________________

(JS1905)- 3 ____________________________

JUAL TNH BLKG HARTONO Mall,Cck Utk Gudang Distributor,LT:420,LD:10,Jln Lbr.Hub:0271-737343/0271-5848941

BARANG LANGKA!!LOK KOTA, LT:624/107,HM,Hrg Bgs,Dilepas! Hub: 0271-737343/0271-7570777

(JS1572)- 3 ____________________________

(JS1597)- 3 ____________________________

DIJUAL CPT!!!PERUM Klodran,Sdh Direnovasi,Siap Pakai!!LT:176.Hub:0271737343/0271-7010350

HANYA 3.5M!!KOST2AN EKSKLISIF Daerah UMS,LT:200/700,Full,Hrg:700Rb900Rb/Bl,21KT,KMD,Fsltas Kmplit.Buruan!Hub:0271-737343/0271-7570777

(JS1589)- 3 ____________________________

BU!!!DIJUAL RMH KUNO Di Jl.Kartopuran,LT:750+412,Cck Utk Kost2an&Tmpt Tinggal.Hub:0271-737343/8048556 (JS1590)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO DI JL.Tangkuban Perahu,Mojosongo,LT:100,LB:125, 1.5Lt,Cck Utk Usaha&Toko.Hub:0271-737343 (JS1567)- 3

____________________________

BANTING HRG,Ruko Jl.Brigjen Ka tamso,2.5Lt,LD:8m,Hny Minggu Ini. Hub:0271-737343/0271-5848941 (JS2010)- 3

____________________________

TNH TENGAH KOTA DI Jl.Gatot Subroto,Lok Strategis,Cck Utk Usaha Dgn Luas 400m2.Hub:0271-737343/7027205 (JS1569)- 3 ____________________________

TNH CCK UTK GUDANG,Jl.Ry SoloBaki,LT:650,LD:17,Strtgis,Akses Mdh.hub:0271-737434/0271-5848941 (JS1574)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH PEKARANGAN,Lok Jajar,L:766m2.Hubungi:0271737343/0271-7010350 (JS1588)- 3

____________________________

DISEWAKAN GUDANG SIAP PAKAI!!! LT:900+LT:1400,Bgnan Baru,Akses Mdh, Daerah Solo Baru.H:0271-737343/5818941 (JS1571)- 3 ____________________________

DIJAUL RMH MINIMALIS,LT:110m2, LB:80m2,Daerah Karangasem.Hub: 0271-737343/0271-2100899 (JS1990)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH DI Baturan,LT:121m2, LB:100m2,Lingkungan Aman&Nyaman. Hub:0271-737343/0271-2100899 (JS1991)- 3

____________________________

DIJUAL RMH MINIMALIS Di Klo dran,LT:88m2,LB:80M2,Hrg Nego. Hub: 0271-737343/0271-2100899 (JS1992)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RUKO TENGAH Kota 2Lt,LT:330m2/600m2,HM,Cck Utk Usaha.Hub:0271-737343/0271-2100899 (JS1993)- 3

(JS2237)- 3 ____________________________

____________________________

JUAL RUKO,DKT Lotte Mart Tipes, LB/LT:144/71m2,2Lt,Hdp Utr,Strtgis,SHM, Hrg:850Jt.Hub:Dirga 085642032318

T N H T E N GA H K OT A ,L U A S H a m p i r 2000m2,LD:50m,Ngantong.Hub:0271737343/0271-5848941

(JS2238)- 3 ____________________________

JUAL TNH,GENTAN,L:227m2, SHM, Hrg:1.5Jt/m2. Hubungi: Dirga 085 642 032 318 (JS2246)- 3 ____________________________

JUAL RMH,FAJAR Indah,2Unit,LB/LT: 120m2,Fullbang,Fslts Lgkp,Hdp Tmr&Brt, Hrg:650Jt&675Jt.Dirga 085642032318 (JS2224)- 3 ____________________________

JUAL RMH,GENTAN,LT/LB:250/ 496m2, 5KT,2KM,Grs,Hrg:2.3M.Hub:Julian 0818278584 (JS2225)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RUKO,NUSUKAN,LB/LT: 225/75m2,3Lt,Cck Utk Kntr/Bank, Hrg:150Jt/ Th.Hub:Dirga 085642032318 (JS2226)- 3 ____________________________

JUAL RMH,GENTAN,LT/LB:131/ 100m2, 2KT,1KM,Carport,Hrg:425Jt.Hub:Ony 081567992836/081329211659 (JS2231)- 3 ____________________________

JUAL RMH,GENTAN,LB/LT:130m2, Fullbang,SHM,Hdp Utr,Hrg:300Jt. Hub: Dirga 085642032318 (JS2240)- 3 ____________________________

JUAL RMH,KARTASURA,LT/LB:60/ 36m2, Hrg:100Jt/Nego.Hub:Savero 081279912007/Pin BB 22471521

(JS1576)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RUKO SOLO BARU, 3.5Lt,Strtgis,Lok Ramai Siang+Mlm. Hub:0271-737343/0271-5848941 (JS1577)- 3 ____________________________

JUAL TNH JL.RY Grogol,LT:1350/ LD: 30,HM,Ngantong,Lok Berkembang. Hub: 0271-737343/0271-5848941 (JS1578)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RUKO BHAYANGKARA, Cck Utk Bank/Tradding,Listrik 2200W, LD:10. Hub:0271-737343/0271-5848941 (JS1579)- 3

____________________________

JUAL MURAH!!!TNH PARANGJORO,LT: 1100,LD:22x50,Sdh Urug,Kering,HM,Sdh Ada Ijin Gudang.Hub:0271-737343 (JS1580)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO JL.Slamet Riyadi 4Lt,Cck Utk Kntr.Hub:0271-737343/ 0271-7010350 (JS1581)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH CCK UTK Gudang,Lok Mojosongo,L:1300,Sdh Kering.Hub: 0271-737343/02717010350

(JS2239)- 3 ____________________________

(JS1582)- 3 ____________________________

JUAL RMH,GENTAN,Dkt Tower RCTI, LB/LT:200/304m2,4KT,3KM,Carport,2Mbl, Hrg:1.4Jt.Hub:Dirga 085642032318

DIJAUL GUDANG,LT:600,LB: 400, Jl.Sumpah Pemuda.Hub:0271-737343/ 0271-7010350

(JS2234)- 3 ____________________________

RUANG USAHA/TNH Dijual,Bejen-K Kra, LT/LB:275/165m2,Hdp Tmr,SHM,Hrg: 400Jt.Hub:Wanty 085725446756 (JS2254)- 3 ____________________________

JUAL RMH,SIDOREJO-S Skh,LB/LT:88/ 54m2, 2Lt,Hdp Utr,SHM,Hrg:385Jt. Hub: Dirga 085642032318 (JS2236)- 3 ____________________________

JUAL RMH,TOHUDAN,LT/LB:113/60m2, 3KT,2KM,Carport,Garden,Kitchen Seat, AC 2,Hrg:460Jt.Hub:Ony 081567992836 (JS2235)- 3 ____________________________

JUAL TNH,JL.Maluku Keprabon-S Solo, L: 157m2,Pxl 8x20,Hrg:5.5Jt/m2.Hub:Adjie 082328982727 (JS2245)- 3 ____________________________

JUAL TNH,SLTN UNIVET-S Skh,L:750m2 (Hdp Sltn)&980m2(Hdp Utr),Hrg:1.5Jt/m2. Hub:Dirga 085642032318 (JS2244)- 3 ____________________________

JUAL RUKO,JL.Dr.Moewardi-K Kota Brt, LT/LB:67/155m2,D:4.5x15m,3Lt,3KM,Hrg: 2.3M/Nego.Hub:Adjie 082328982727 (JS2243)- 3 ____________________________

JUAL RUKO,PAULAN,LB/LT:95/150m2, 1KT,1KM,SHM,Hrg:490Jt.Hub:Dirga 085642032318 (JS2232)- 3 ____________________________

JUAL RMH, KERTEN, LT/LB: 95m2, Fullbang,3KT,2KM,Carport,Hrg:620Jt. Hub: Ony 081567992836/081329211659 (JS2233)- 3

(JS1583)- 3 ____________________________

PERUMAHAN EKSKLUSIF!CLUSTER, Daerah Fjr Indah,Bs Utk Invstsi,Kav 111113.Hub:0271-737343/0271-7570777 (JS1600)- 3

____________________________

SEWA!!KOMPLEKS RUKO Tengah Kota. Penuh,Tgl 1Unit,Lok Strtgis,3Lt,Hrg Mantap!Hub:0271-737343/7570777 (JS1601)- 3

____________________________

RMH LAMA DIJUAL,Di Jl Kol.Sugiono,LT:540m2,LB:250m2.Hubungi: 0271-7027205 (JS1994)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RMH DI Jl.Bungur, LT:260m2,Sdh Renovasi.Hub: 0271737343/0271-7027205 (JS1995)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH,L:315m2,Daerah Kerten, Lbr Dpn 5m,Hrg Nego.Hub:0271737343/0271-7027205 (JS1996)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO 3LT,Daerah Kandang sapi,LT:64m2,Lb:150m2.Hub:0271737343/0271-7027205 (JS1997)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO,ADA 2Unit,Dkt Terminal Tirtonadi,LT:50m2,HM,2Lt.Hub:0271737343/0271-7027205 (JS1998)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH+BANGUNAN,Lksi Strtgis, Tgh Kota,Cck Utk Kntr,Leasing,Jl.Perintis Kmrdkaan LT:+-800m2.Hub:0271-737343/ 0271-8080068 (JS1999)- 4 ____________________________

DIJUAL RMH DAERAH Fajar Indah,Si ap Masuk,Hrg Mulai 750Jt,Bangunan Baru.Hub:0271-737343/0271-8080068 (JS2000)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH CCK Utk Gudang Di Parangjoro,Sdh Urug,LT:+-8000m2,LD:51m.Hub: 0271-737343/0271-8080068 (JS2001)- 3 ____________________________

DIJUAL PERUMAHAN EXCLUSIVE,Tgh Kota,Lksi Penularan,Unit Trbatas,Cluster.Hub:0271-737343/0271-8080068 (JS2002)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH BARU,Pajajaran Uta ra,LT:198m2,2Lt.Hub:0271-737343/ 0271-8080068 (JS2003)- 3 ____________________________

JUAL TNH+BANGUNAN Solo Baru, LT: 876m2,LB:315m2,Dkt The Park,Fave Htl.Hartono Mall.Hub:0271-737343/5848941 (JS2004)- 3 ____________________________

TNH&BANGUNAN VETERAN,Hdp Sltn, LT:340m2,1.5Lt,Ngantong,HM.Hub:0271737343/0271-5848941 (JS2005)- 3 ____________________________

DIJUAL TOKO+RMH Kost,Bangunan Baru,Blkg UNS,LT:440m2.Hub:0271737343/0271-7010350 (JS2020)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO DI JL.Veteran,Lok Strategis,Cck Utk Usaha+Kntr.LT:247,LB: 400. Hub:0271-737343/0271-7027205 (JS1566)- 3 ____________________________

DIJUAL PERUMAHAN BARU,Lksi Mojosongo,Hrg:260Jutaan.Hub:0271737343/0271-7010350 (JS2022)- 3 ____________________________

DIJUAL CPT+MURAH,Ruko Gajahmada 3Lt,Hny 1Unit.Hub:0271-737343/ 0271-7010350 (JS2017)- 3 ____________________________

DIJUAL GUDANG,LT:1000,LB:600,Lok Telukan.Hubungi:0271-737343/02717010350

DIJUAL RMH,HRG Brsahabat,Daerah Guwanan,LT:71m2,LB:50m2.Hub:0271737343/0271-7570777

(JS1584)- 3 ____________________________

(JS2011)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH,BS UTK Industry,LT: 1.3Ha,Bntk Tnh Ngantong.Hub:0271737343/0271-7010350

HNY 3.5M,KOST2AN Eksklusif Daerah UMS,LT:200m2/700m2,Full,Hrg:700Rb900Rb/Bl,Ada 21KT,KMD,Fas Komplit.Buruan!!Hub:0271-737343/0271-7570777

(JS1585)- 3

____________________________

DISEWAKAN RUKO BARU 3Lt,Di Jl.Slamet Riyadi,Cck Utk Perkantoran.Hub:0271-737343/0271-7010350 (JS1586)- 3

____________________________

DIJUAL CPT!!!TNH&Bangunan Blkg Ps.Bekonang,LT:600.Hub:0271737343/0271-7010350 (JS1587)- 3 ____________________________

KAVLING MURAH UTK Perumah an,LT:3000an s/d 1 Ha,Akses Mudah.Hub:0271-737343/0271-5848941 (JS2006)- 3 ____________________________

RUKO BARU GRESS,Bs Gandeng 3Unit,Tdk Mahal,Parkir Luas.Hub: 0271-737343/0271-5848941 (JS2007)- 3 ____________________________

RMH SIAP PAKAI Solo Baru,LT:300m2, LB:250m2,1Lt,Siap Pakai,Aman&Nyaman.Hub:0271-737343/0271-5848941 (JS2008)- 3 ____________________________

RMH MURAH DI Komplek UMS,Bs Utk Kost,9KT,LT:100m2,2Lt.Hub:0271737343/0271-5848941 (JS2009)- 3 ____________________________

PROPERTY

(JS1598)- 4 ____________________________

DIJUAL RUKO 2LT,Lok Daerah Mojosongo,Jl.Jaya Wijaya,LT:125,LD:4.5.Hub: 0271-737343/0271-7027205

(JS2012)- 4 ____________________________

DIJUAL RUKO 3LT DI Jl.Brigjen Katamso,LT:64/150,Cck Utk Usaha Maupun Kntr.Hub:0271-737343/0271-7027205 (JS1570)- 3 ____________________________

DIJUAL PERUMAHAN 2KAV Di Gumpang,LT:144m2,LB:130m2,Hrg Terjangkau!Hub:0271-737343/0271-2100899 (JS1989)- 3 ____________________________

PERUMAHAN EKSKLUSIF,CLUSTER, Derah Fajar Indah,Bs Utk Invstsi,Kav 111113.Hub:0271-737343/0271-7570777 (JS2015)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH+BANGUNAN Tgn Kota, L:240m2. Hubungi: 0271- 737343/02717010350 (JS2016)- 3

____________________________

BARANG LANGKA,LKSI Kota, LT: 624m2/107m2,HM,Hrg Bgs Dilepas. Hub:0271-737343/0271-7570777 (JS2014)- 3

____________________________

DIJUAL GUDANG SIAP Pakai, L:2000m2,Lksi Jl.Bsr Kartasura.Hub: 0271-737343/0271-7010350

PROPERTY AGENT, CONSULTANT, JUAL BELI SEWA

(JS1906)- 3

RUKO TIPES,STRATEGIS,Hrg Masih Nego,Bangunan Baru,Siap Huni,Hrg: 1.85M. Hub:087712356788 (JS1887)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH BLKG Solo Square,Cck Utk Dibangun Kost,LT/LB:300/120,Hrg: 1.5M.Hub:087712356788 (JS1888)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO,MOJOSONGO,Daerah Perdagangan,LT/LB:87/200,3Lt.Hub: 0271-7975959 (JS1875)- 3

____________________________

DIJUAL TANAH,LOKASI Dkt Dgn Jl.Slamet Riyadi,LT:539,Hrg:12.5Jt/M. Hub:0271-7975959 (JS1876)- 3 ____________________________

MAU SEWA UNIT Kantor/Bank?Temukan Jawabannya,Dijamin Lokasi Sesuai Dgn Kebutuhan.Hub:0271-7975959 (JS1881)- 3 ____________________________

DISEWAKAN 3 UNIT RUKO Muraj,Bangunan Baru,Cck Utk Perkantoran,Sewa 1 Ruko 55Jt/Th,Sewa 2 Ruko 110Jt/Th,Sewa 3 Ruko 165Jt/Th.Hub:087712356788 (JS1882)- 4

____________________________

(JS1878)- 3 ____________________________

PERUM MULIA RESIDEN,Lokasi Strategis,Type 40,Type 45,Type 50,Hrg: 200Jt’an.Hub:087712356788 (JS1889)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH JLN Hotmix,Lokasi Persimpangan Jln,Cck Utk Buka Usaha, LT: 167,Hrg:675Jt.Hub:087712356788 (JS1885)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RMH,JL.RM Said,Cck Utk Usaha,LT/LB:700/500,Hrg:150Jt/Th. Hub:08771256788 (JS1886)- 3 ____________________________

HUNIAN MINIMALIS HRG Ekono mis,LT/LB:110/70m2,Hny 275Jt. Hubungi:0271-2080529 (JS1907)- 3 ____________________________

RUKO RADJIMAN,BANGUNAN Baru,Disewakan 80Jt/Th,LT:115,3Lt.Hub: 0271-2080529 (JS1908)- 3 ____________________________

RUKO PSR KLIWON Investasi Yg Menguntungkan,Dkt Dgn Ps.Klewer& PGS.Hub:0271-2080529 (JS1909)- 3

____________________________

MUTIARA GARDEN RESIDENCE,Hrg Mulai 300 Jutaan,Bisa KPR.Hub:02717975959 (JS1910)- 3 ____________________________

TANAH TENGAH KOTA, Gatot Subro to, Lt: 1.767m2. Hubungi: (0271) 911. 99.02 (JS1911)- 3 ____________________________

RUKO LOJI WETAN,LT/LB: 100/270, 3Lt,Hrg: 60 Jta/Th. Hubungi: 02717985959 (JS1912)- 3

____________________________

TURUN HARGA!! RUMAH Kalitan,Hrg Dibawah Hrg Pasar,Nego. Hub:08771 2356788 (JS1883)- 3 ____________________________

RUMAH DEKAT DGN Bandara, LT: 130m2,Harga:325Jt,Bangunan Baru. Hub:0271-2080529 (JS1914)- 3 ____________________________

RUKO TIPES 1 UNIT, Bangunan Baru, 2Lt,Harga:1M. Hubungi: (0271) 2080529 (JS1915)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RUKO JL.Adi Sucipto,Daerah Perkantoran,LT/LB:100/180,3Lt,Hrg: 70Jt/Th.Hub:0271-7975959 (JS1874)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RMH TENGAH Kota Solo,Model Minimalis,LT:290,5KT,Sewa 55Jt/Th.Hub:0271-9119902 (JS1896)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO,5 MENIT Ke Jl.Slamet Riyadi,Lokasi Sangat Strategis,LT/LB: 120/ 280,2.5Lt,Hrg:3M.Hub:9119902 (JS1897)- 3

____________________________

RUKO JL.SLAMET Riyadi-K Kartasura,Bangunan Baru,LT:89m2,Hrg:1.5M.Hub: 0271-9119902 (JS1898)- 3 ____________________________

DIJUAL/DISEWAKAN RUKO,Jl.Vete ran,LT/LB:270/300.2Lt. Hubungi:0271 -7975959 (JS1880)- 3 ____________________________

RMH MURAH MINIMALIS,Bangunan Baru,Dkt Solo Kota,LT:101m2,Hrg:225Jt/Nego.Hub:0271-2080529 (JS1890)- 3 ____________________________

RUKO DKT GRAND Mall,5 Menit Ke Slamet Riyadi,Bangunan Baru,LT:113, 3Lt.Hub:0271-9119902 (JS1899)- 3 ____________________________

RUKO 2 UNIT,JL.Bhayangkara,Bangunan Baru,Siap Pakai,LT/LB:103/243, 3Lt. Hub:0271-9119902

(JS1591)- 3

DISEWAKAN GUDANG KARTASURA, LT:1000m2, Harga:70Juta/Th. Hub: 0271-7975959

____________________________

(JS1593)- 3 ____________________________

(JS2019)- 3 ____________________________

(JS1913)- 3 ____________________________

JUAL CPT!!!RUKO JL.Brigjen Ka 71-737343/0271-5848941

DIJUAL RMH 2LT DI Blkg Taman Sari, Graha Kencana,LT:112,Lok Aman&Nyaman.Hub:0271-737343/0271-8048556

DIJUAL TNH JL.Veteran Singopuran, L:650m2.Hubungan: 0271-737343/ 0271-7010350

DIJUAL RUMAH GEDONGAN Include Furniture,Bangunan Baru,Siap huni, Hrg:850Jt.Hub:087712356788

(JS1575)- 3 ____________________________

(JS1594)- 3 ____________________________

(JS2021)- 3 ____________________________

(JS1884)- 3 ____________________________

RMH KLASIK SOLO BARU,LT:500/ 350,Lingkungan Nymn,Hdp Utr+Brt.Hub: 0271-737434/0271-5848941

DISEWAKAN!RUKO TENGAH Kota, 2Lt,lt:330/600,HM,Cck Utk Usaha. Hub:0271-737343/0271-2100899

SEWA!KOMPLEKS RUKO Tgh Kota,Penuh,Tgl 1Unit.Lksi Strtgis,3Lt,Hrg Mantap.Hub:0271-737343/0271-7570777

D I H I T U N G TANAH RUMAH,Jl.Suto mo,LT:329,Cck Utk Hunian/Usaha,Hrg: 12.5Jt/m.Hub:0271-2080529

(JS1573)- 3 ____________________________

(JS1595)- 3 ____________________________

(JS2013)- 3 ____________________________

(JS1904)- 3 ____________________________

ha.Hub:0271-737343/0271-8048556

tamso,LT:200/356,LD:8.5,HM.Hub:02

(JS1893)- 3 ____________________________

JUAL RMH SIAP Huni,Lingkungan Nymn,LT/LB:99/200,Hrg:675Jt.Hub:02 71-9119902 (JS1894)- 3 ____________________________

RUKO DI KAWASAN Soba,Lokasi Cck Utk Perkantoran,LT/LB:180/230, Hrg:75Jt.Hub:0271-9119902 (JS1895)- 3

____________________________

GUDANG DIJUAL,LOKASI Serenan, Strategis,Ruangan Los,LT/LB:1000/ 700. Hub:0271-9119902 (JS1891)- 3

____________________________

DIJUAL RMH KAWASAN Kota Barat, LT/LB:625/330,Cck Utk Investasi.Hub: 0271-2080529 (JS1903)- 3

____________________________

0271-2080529

DISEWAKAN RUKO RONGGOWARSITO,Lokasi Strategis,LT/LB:115/225,Hrg: 80Jt/Th.Hub:0271-7975959

DIJUAL GUDANG TENGAH Ko ta,LT:1300m2,LB:700m2.Hub:0271737343/0271-7010350

Jl.Rajiman,LT:72+96,Cck Utk Usa-

____________________________

DIJUAL/DISEWAKAN RMH Siap Huni Di Lokasi Berkembang,Dkt Dgn Mall Luwes Gentan,LT/LB:180/200.Hub:9119902

(JS1877)- 3 ____________________________

DIJUAL+DISEWAKAN!RUMAH 2Lt,Di Jl.Melati,Fjr Indah,LT:120/240,5KT, 5KM. Hub:0271-737343/0271-8048556

BARU,3Lt,Di

(JS1892)- 3

ni,LT:71, 3KT, KM, Hrg:200Jt.Hub:

(JS2018)- 3 ____________________________

RUKO

____________________________

RMH MINIMALIS DKT Dgn Hartono Mall,LT:100,2KT,2KM,Hrg:350Jt.Hub: 0271-9119902

DISEWAKAN RUKO DI Kawasan Solo baru,3Lt,LB:200,Hrg:125Jt/Th. Hub:0271-7975959

(JS1568)- 3 ____________________________

DISEWAKAN

RMH SEMI CLUSTER Mangkubumen, Proses Pembangunan,LT/LB:150/180,Hrg: 1.6M.Hub:0271-2080529

(JS1900)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH MOJOSONGO, Siap Hu-

(JS1902)- 3

INFOJUALBELIPROPERTI.com Situs Jual Beli Properti terlengkap

08992 872 872 - 08992 194 194 pin BB: 23931458

Skh,LT:82/45,LD:8m,2KT,1KM,Dpr,Hdp Tmr,Perum,Hrg:285Jt/Ng.Hub: 089 92194194 (JS2126)- 3 ____________________________

JUAL RMH PURBAYAN-S Skh,LT:100m2, 2Lt,2KT,1KM,R.Tamu,Grs,900W,Pgr Besi,Hrg:270Jt/Nego.Hub:08992872872 (JS2261)- 3 ____________________________

JUAL RMH,SUMBER-S Ska,LT/LB:150/250, 2Lt,4KT,1Ktp,3KM,Hdp Sltn,Mnmlis,Tgh Kota,Hrg:1.5M/Ng.Hub:08992872872 (JS2260)- 3 ____________________________

JUAL RMH DKT Kusuma Sahid,LT:49m2, 2Lt,Dkt Htl,Fullbang,Hrg:300Jt/Nego.Hub: 08992872872

____________________________

(JS2258)- 3

JUAL RMH GENTAN-S Skh,LT/LB:79/70, 2KT,1KM,Garden,PAM,SHM,Carport,TV 32’Flat,Hrg:285Jt/Ng.Hub:08992872872 (JS2257)- 3 ____________________________

JUAL RMH,MOJOSONGO-S Ska,LT/LB:350/ 200,3KT,2KM,1Ktp,Grs,Carport,Garden,Teras,R.Tamu,Hrg:1.2M/Nego.Hub: 088802925900 (JS2255)- 4 ____________________________

DISEWAKN RMH,GENTAN-S Skh,LT: 74m2, 1.2Lt,1KT,1KM,Grs,Dpr,Jmran,Pgr,8Jt/Nego.Hub:08992872872 (JS2259)- 3 ____________________________

JUAL RMH,GENTAN-S Skh,LT/LB:84/36, 2KT, 1KM,AC,Carport,R.Tamu,R.Klrg,hdp Brt, Full Renov,PAM,Hrg:285Jt/Ng.Hub: 08992 872872 (JS2256)- 4 ____________________________

DIJUAL RMH GEDANGAN,Solo Baru-S Skh, LT/LB:80/50,2KT,1KM,SHM,Carport, Grs,Baru,Hrg:400Jt/Ng.Hub:08992872872

____________________________

(JS2111)- 3

DIJUAL RMH BNYUANYR-S Ska,LT/LB: 180/ 180,3KT,2KM,Pgr Jl,Hdp Tmr,Grs, 900W,Air Tandon,SHM,IMB,600Jt/Ng.3132888 (JS2137)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH SOLO BARU-S Skh,LT/LB: 101/ 56,2KT,2KM,Crport,Taman,Hdp Brt, 1300W,Hrg:390Jt/Ng.Hub:0271-3336600 (JS2136)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH,CALEM-S Sukoharjo,LT/LB: 70/36,Mulai Type 36/72,2KT,1KM,Carport,Baru,Hrg:176Jt.Hub:08992872872 (JS2110)- 3 ____________________________

DIJUAL KOST UMS-S Ska,LT:284m2, 15KT, Lantai Jemur,Plus Ruko 2Kmr,Hrg:1.5M/ Ng.Hub:08992872872 (JS2117)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH,JL.MENCO-S Ska,LT/LB: 100/ 45,2KT,1KM,AC,Carport,Siap Huni,Ada Pkrngan,Hrg:400Jt/ Ng.H: 08992872872

____________________________

(JS2112)- 3

DIJUAL RMH GENTAN-S Skh,LT:60m2, FB,2KT,1KM,Carport,Dpr,R.Tamu,Hrg: 185Jt/Ng.Hub:08992194194 (JS2122)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH GENTAN-S Skh,LT:60m2, FB, 2KT,1KM,Crport,Dpr,R.Tamu,Hrg: 200Jt /Ng.Hub:08992194194 (JS2123)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH,JONGKE-S Ska,LT:295m2, LD:12m,FB,SHM,4KT,3KM,R.Tamu, Trs,R.Klg,Dpr,Grs,Bns AC+Korden,Hrg: 975Jt/Ng.Hub:08992194194 (JS2124)- 4 ____________________________

DIJUAL RMH GUMPANG-S Skh,LT/LB: 72/ 45,Greenhouse,2KT,1KM, Crport, Taman, Mulai 325Jt/Ng.Hub: 0271-3336600 (JS2138)- 3 ____________________________

JUAL RMH DONOHUDAN-B Byl,LT/LB: 113/52,2KM,1AC,1KM,R.Klg,R.Tamu, Dpr, Tmpt Cuci+Jmrn,Crport,Taman,Hrg: 140Jt/Ng.Hub:0271-3132888 (JS2139)- 4 ____________________________

DIJUAL RMH CLMDU(Utr IHS)-K Kra,LT/ LB: 95/150,Madu Asri,4KT,Pgr,Siap Huni, Hdp Tmr,Hrg:285Jt/Ng.H:02713336600 (JS2140)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH FJR Indah-K Kra,LT/LB: 79/ 45,Baru,2KT,1KM,Crport,Dpr,R.Tamu,Blkn Blkg,Hrg:290Jt.Hub:088802925900 (JS2142)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH GENTAN-S Skh,LT/LB:114/ 120,3KT,2KM,1Ktp,2Lt,Crport,1300W,Tlp, Hdp Tmr,Hrg:520Jt/Ng.H:08992872872 (JS2116)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH BNYUANYR-S Ska,LT/LB: 112/100,LD:5m,3KT,2KM,Crport,Dpr Baru, Hrg:475Jt/Ng.Hub:0271-3336600 (JS2130)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH BNYUANYR-S Ska,LT/LB: 73/70,LD:5m,2KT,1KM,Crport,Dpr,Baru,Hrg:375Jt/Ng.Hub:0271-3336600 (JS2131)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH BNYUANYR-S Ska,LT/LB: 184/ 250,LD:8m,5KT,3KM,Crport,Grs,2Lt,Full Batu Alam,Hrg:1M/Ng.H:02713336600 (JS2132)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH MANANG-S Skh,LT: 50m2, FB,1KT,Trs,Dpr,Pgr Jln,Hrg:160Jt/Ng. Hub:0271-3132888 (JS2133)- 3 ____________________________

DIJUAL TNH,KARTASURA-S Sukoharjo, LT:759m2,LD:23m2,Siap Bgn,Strtgis,2 MntDr Jl Ry,Hrg:1.5Jt/m2.H:08992872872

____________________________

(JS2109)- 3

DIJUAL RMH BNYUANYR-S Ska,LT/LB: 112/ 112,FB,3KT,2KM,Crport,Grs,Hdp Utr,Shm,IMB, Hrg:410Jt/Ng.Hub:0271-3132888

(JS2135)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH GEDONGAN Baru-K Kra,LT/ LB:77/45,Baru,2KT,1KM,Crprt,Dpr,R.Tamu,Balkon Blkg,Hrg:285Jt.088802925900

(JS2143)- 3 ____________________________

DIJUAL PERUM PURBAYAN Gentan, LT/LB:75m2/70m2,2KT,1KM,1300W,Carport,Canopy,Hrg:220Jt.Hub:082226007798 (JS2089)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH TENGAH KOTA Manahan-Kerten,LT/LB:273m2,Fullbang,3KT,2KM, Grs, Hrg:2M. Hub:02718085717/08170906957 (JS2090)- 4 ____________________________

DIJUAL RMH MEWAH,Purwotomo Blkg BII,LT/LB:491/360,100m Dr Jl.Slmt Rydi,Pss Hook.Hub:085329290099 (JS2107)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH CEMANI-S Skh,LT:140m2, Blkg Konimex,Full,SHM,3KT,1KM,R.Klrg, R.Mkn,Dpr,Teras,Siap Pakai,400Jt/Ng.Hub: 08992872872

DIJUAL RMH,HLMN Luas,Laweyan,LT/ LB: 526m2/300m2,Grs 2Mbl,Hrg:3M. Hub: 0271-7935007/08562536060

DIJUAL RUKO MOJOSONGO-S Ska, LT/LB:76/88,SHM,Strtgis,7 Mnt Dr Pst Kota,Hrg:950Jt.Hub:08992872872

MAU JUAL/CR TNH/Rmh/Gdng/Kost/ Ruko? Kami Siap Mmbntu,Pmbli Free Kmsi,Pnjual Free Prmsi.Hub:08562536060

(JS2118)- 4 ____________________________

(JS2113)- 3 ____________________________

DISEWAKAN RMH GEDONGAN,Colomadu-Kra,LT/LB:115/90,2KT,1KM,Crport, Siap pkai,Dkt Bandara,10Jt/Th.08992872872 (JS2114)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH MADUASRI,Colomadu-K Kra, LT/LB:116/60,2KT,1KM,Crport,Tmn,Grs,St rtgis,Aman,397Jt.Hub:08992872872

(JS2115)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH FJR INDAH-K Kra,LT/LB: 77/ 45,Baru,2KT,1KM,Crprt,Dpr,R.Tamu,Balkon Blkg,Hrg:285Jt.Hub:088802825900

(JS2092)- 3 ____________________________

(JS2093)- 3 ____________________________

DIJUAL EX PABRIK MEBEL,BanyudonoByl,LT/LB:1800m2/1000m2,Hdp Sltn, Lstrk 3 Pase,Hrg:1.7M. Hub:0271-9273900 (JS2095)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH SIAP Pakai,Nusukan-S Solo, LT/LB:90m2/Fullbang,3KT,1KM,Carport, Hdp Utr,Hrg:350Jt.Hub:082226007798 (JS2094)- 3

(JS2141)- 3 ____________________________

JUAL RMH BNYUANYR-S Ska,LT/LB: 124/ 110,3KT,2KM,Crport,PAM,Ky Jt,SHM, Krmik4oCm,Dkt Sklh+Mrket,Hrg:485Jt/Ng. Hub:08992194194 (JS2128)- 4 ____________________________

DIJUAL RMH CEMANI-S Skh,LT/LB:70/60, 2KT,1KM,Crport,Dpr,Baru,Siap Huni,Kwsn Perum,Hrg:225Jt/Ng. H:08992194194 (JS2119)- 3 ____________________________

JUAL RMH GEDONGAN Baru-K Kra, LT/ LB:81/45,Baru,2KT,1KM,Crprt,Dpr,R. Tamu,Balkon Blkg,Hrg:290Jt.H:088802925900 (JS2144)- 3 ____________________________

JUAL RMH GEDONGAN Baru-K Kra, LT/ LB:110/50,Baru,2KT,1KM,Crprt,R.Tamu, Balkon Blkg,Hrg:375Jt.Hub: 088802925900 (JS2145)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH BNYUANYR-S Ska,LT/LB: 97/97,2KT,1KM,Crport,Dpr,Baru,Hrg:425Jt/Ng.Hub:0271-3336600 (JS2129)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH CEMANI-S Ska,LT:72m2, FB,2KT,1KM,Trs,Baru,Siap Huni,Hrg: 235Jt/Ng.Hub:0271-3132888 (JS2134)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH MOJOSONGO-S Ska,LT/LB: 196/180,3KT,2KM,Grs,Hlmn Luas,Hrg: 400Jt/Ng.Hub:08992194194 (JS2121)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH BNYUANYAR-S Ska,LT: 120/80,3KT,2KM,SHM,Hdp Tmr,R.Klrg, R.Mkn,Grs,Dpr,Gdng,Full Krmk,Hrg: 450Jt/Ng.Hub:08992194194 (JS2125)- 4 ____________________________

DIJUAL RMH GENTAN-S Skh,LT:82/45,LD: 8m,2KT,1KM,Dpr,Hdp Tmr,Perum,Hrg: 285Jt/Ng.Hub:08992194194 (JS2126)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH GENTAN-S Skh,LT/LB: 82/ 55, LD:8m,2KT,1KM,Dpr,Hdp Tmr,Perum+ Perabot,Hrg:350Jt/Ng.Hub:08992194194 (JS2127)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH KLODRAN,Clmd-K Kra,LT: 145m2,2Lt,4KT,1Ktp,3KM,Grs,Kitchen Set,Dpr,Trs,RT,Paviliun,Tandon,Hrg: 775Jt/ Ng.Hub:08992194194 (JS2120)- 4

RICH

Property agent JUAL-BELI-SEWA

PT.REALINDO INVESTAMA CIPTA HARMONI Office : Jl.MT.Haryono No.68 Manahan Solo Telp. 0271 733138 Fax. 0271 729138

www.solorichproperty.com DIJUAL EKS RMH MKN,Jl.Solo-JJogja, LT/LB:823/500,2Lt,Los Ruang,Mushola, Prkr Luas.Hub:081329231765 (JS2099)- 3 ____________________________

DIJUAL PERUM ELITE Cluter TitamayaGentan,LT/LB:153/170,4KT,1K. Pmbntu,3KM, Hrg:1.580M.H:9109731/081329231765 (JS2097)- 4 ____________________________

DIJUAL RUKO PUSAT Niaga-S Solo Baru, LT/LB:175m2/3.5Lt,Los Ruang,7700W, Hdp Brt,Hrg:4.5M.Hub:0271-7024653 (JS2102)- 3

____________________________

DIJUAL RMH MINIMALIS,Fajar Indah 2,LT/LB:150m2/110m2,3KT,2KM,3AC, 2200W,Strtgis.Hub:081904520773 (JS2103)- 3 ____________________________

DIJUAL PERUM SOLO BUNGA Residance,Perum Elite Mojosongo-Solo,Hrg Mulai 200Jt-an.Hub:082137669203

ERA Athaya REAL ESTATE

JUAL BELI SEWA PROPERTY

Tlp : 0271 - 736 581 Jl. MH Thamrin No. 12, Manahan,Surakarta

Jual Rmh Perum Mandiri,LT/LB:90m2/ 60m2, 3KT,2KT,Dapur,Carport.H:375jt. Tri:082137975544/7583007 (JS1953)- 3 ____________________________

Rmh 2lt,Jl.Garuda,Mojolaban,LT/LB/LD: 293m2/350m2/20m,5KT,3KM,2200w,Garasi2,Mushola,H:900jt.Tri:082137975544/ 7583007 (JS1941)- 4 ____________________________

Jual Rmh 2lt,Grogol,LT/LB:160m2/ 225m2 /4KT,2KM.Harga:850jt.Hub:Tri: 082137 975544/7583007 (JS1942)- 3 ____________________________

JUAL Rmh 2lt.Mkyudan,Ktsr.LT/ LB/LD; 150m2/180m2/8m,4KT,2KM,Garasi,Carport.Hg:^00JT.Hub:Tri:082137975544

(JS1936)- 3 ____________________________

Jual Rmh Joglo di Boyolali,LT/LB: 1000m2/Full Bgnan.H:2M.Hub:Tri: 082137975544/7583007

(JS1944)- 3 ____________________________

Jual Rmh Gawanan,Colomadu.LT/LB: 234m2/170m2,3KT,2KT,dapur,Carport,H:750jt.Tri:082137975544

(JS1952)- 3 ____________________________

Jual Rmh Sumber,Banjarsari,2lt LT/LB: 150m2/200m2,5KT,3KM,R.Kel,Garasi,Dapur,H:1,350M.Tri:082137975544 (JS1946)- 3 ____________________________

Jual Rmh Jl.Pajajaran,Sumber,LT/LB: 150m2/200m2,5KT,3KT,Dapur,Garasi.H:1,350M.Tri:082137975544/7583007 (JS1954)- 3 ____________________________

DIJual Rmh,Tasikmadu,LT/LB:72m2 /Full bangunan,2 KT,KM. Harga: Rp.100JT. Hub;Tri:082137975544/7583007 (JS1934)- 3 ____________________________

Jual Rmh Pondok Baru Gentan,LT/LB: 220m2,4KT,3KT,dapur,taman,garasi. H:1,5M.Tri:082137975544/7583007 (JS1950)- 3 ____________________________

Rmh 2lt,Jl.Kahuripan,Sumber,LT/LB/LD: 200m2?240m2/10m,5KT,4KM,Garasi,Taman,1300w,H:1.350M.Tri:082137975544 (JS1940)- 3 ____________________________

Jual Rmh,Jl Sam Ratulangi,Solo, LT/LB/ LD:617m2/250m2/24m, 7KT, 3KM, 900w, Garasi,PDAM,H:4,3m.Tri:082137975544

(JS1938)- 3 ____________________________

Jual Rmh 2lt,Jl.Gotong Royong, Kmpung Sewu, LT/LB/LD:273m2/300m2/ 13m,3KT, 2200w,H:1,8M.Tri:082137975544 (JS1939)- 3 ____________________________

Jual Rmh di Baturan,LT/LB: 323m2/ Full Bgnan,2KT,KM.H:1,3M.Hub: Tri: 082137975544/7583007

(JS1943)- 3 ____________________________

Rmh Jl.Fajar Indah,LT/LB:144m2/ 80m2,2KT,900w.H:700jt.Hub:Tri:0821 37975544/7583007 (JS1947)- 3 ____________________________

Rmh Sumber 2lt,LT/LB:105m2/ 140m2, 5KT,4KM,1300w.Harga:800jt.Hub:Tri: 082137975544/7583007 (JS1949)- 3 ____________________________

(JS2104)- 3

____________________________

Jual Rmh,Mojosongo,Boyolali,LT/LB:

DIJUAL RMH+JOGLO KUNO,Jl.Dr.Rajiman-Laweyan,LT:800m2,Hrg:6M.Hub: 085229766616

210m2/76m2,3KT,Carport,Hlm Luas, H:230jt.Hub:Suhadi:081329007558 (JS1945)- 3

(JS2098)- 3

____________________________

DIJUAL RMH KLODRAN Indah,LT/LB: 113m2/80m2,3KT,2KM,PAM,Tlp,Lstrk 1300W.Hub:082265438107 (JS2106)- 3 ____________________________

DIJUAL RUKO 2 UNIT,Jl.Bhayangkara, LT/LB:131m2/3Lt,Los Ruang,Hdp Tmr, Bgnan Baru.Hub:089647488037

RUKO DIJUAL DIJUAL Ruko 2 lantai,Jl.Sumpah Pemuda,SOlo,LT/LB:58m2/90m2. Km,Ruang los, 900 watt. harga:Rp.650 JT. Hub: Tri:082137975544/7583007 (JS1935)- 4

(JS2100)- 3 ____________________________

RUKO DIKONTRAKKAN

DIJUAL RMH MURAH,Hny 250Jt,Gentan,LT/LB:78m2/36m2,2KT,1KM,Carport,900W,Hdp Brt.Hub:0271-9273900

DISEWKAN Tmpt USaha,pinggir Jl.Raya-Kerten,LT:700 m2. Harga:Rp.30 Jt. Hub:Tri: 082137975544/7583007

(JS2101)- 3 ____________________________

DIJAUL KOST DKT The Park Solo Baru,LT/LB:90m2/Fullbang,7KT Dlm,8KM.Income 2Jt/Bl,Hrg:400Jt.Hub:7024650 (JS2096)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH TENGAH Kota Solo,LT/LB: 110m2/Fullbang,2KT,2KM,Hdp Utr,Hny: 600Jt. Hub:089647488037 (JS2091)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH,CCK Utk Kost,LT/LB:920/ 500m2,Blkg The Park,4KT,2KM,2200W, Hrg:2M.Hub:0271-5844292/08122593058 (JS2105)- 3 ____________________________

DIJUAL KOST DKT Hartono Mall Solo Baru,LT/LB:350m2/160m2,10KT Dlm,Prkir Spd Mtr&Mbl.Hrg:900Jt.H:7024650 (JS2086)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH KAHURIPAN-S Sumber, LT/LB:205m2/90m2,3KT,1KM,Hdp Sltn,Hny 675Jt.Hub:0271-7055032 (JS2087)- 3 ____________________________

DIJUAL KOST,DKT Kampus UNS,LT/ LB: 140m2/115m2,11Kmr Kost,4KM,Hny 650Jt,Hub:08179484967 (JS2088)- 3 ____________________________

(JS1933)- 3

RMH DIKONTRAK SOLO Rmh Disewakan,Turisari,Mangkubu men,LT/LB:340m2/250m2,3KT,2KM,G arasi,Carport.H:35jt.Tri:082137975533 (JS1948)- 3

TANAH & BANGUNAN DIJUAL RMH GMI,Colomadu,LT/LB : 150m2/85 m2,3KT,2KM,Harga:600 JT. Hub:Tri:082137975544 (JS1928)- 3

TANAH DIJUAL DIJUAL TANAH Jl.Raya Solo-D Delang gu,LT: 4300 m2. Harga:1,5JT/m2. Hub:Tri:082137975544/7583007 (JS1927)- 3 ____________________________

DIJUAL TANAH di JL.Raya Banyudo no,LT/LB:1100m2. Harga Rp 1,8M. Hub: Tri:082137975544/7583007 (JS1930)- 3 ____________________________

Jual Tanah Jl.Adi Sumarmo, LT: 1060m2. Harga:4jt/m.Hub: Tri: 082137975544/ 7583007

(JS1951)- 3 ____________________________


pendidikan

20

JUMAT, 23 MEI 2014

www.joglosemar.co

Standar Kelulusan Siswa Inklusi Terlalu Tinggi SOLO—Dewan Pendidikan Kota Surakarta (DPKS) meminta pemerintah untuk mengevaluasi standar kelulusan bagi siswa inklusi yang menempuh pendidikan di sekolah reguler. Pasalnya, standar kelulusan yang diterapkan pada siswa inklusi tersebut dinilai masih terlalu tinggi. Ketua DPKS, Joko Riyanto mengungkapkan, pihaknya merasa prihatin terhadap satu siswa inklusi di SMA Muhammadiyah 6 yang dinyatakan tidak lulus Ujian Nasional (UN) 2014. Dikatakan Joko, terdapat dua siswa inklusi di sekolah tersebut yang men-

jadi peserta UN tahun 2014. “Namun dari dua siswa inklusi itu, satu diantaranya ternyata tidak lulus. Dan hal itu menurut kami memprihatinkan karena standar kelulusan bagi siswa inklusi yang disamakan dengan siswa reguler lainnya akan terasa berat bagi siswa inklusi,” paparnya saat ditemui wartawan di Kantor Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Solo, Kamis (22/5). Untuk itu, lanjut Joko, perlu dilakukan telaah ulang terkait penetapan standar kelulusan bagi siswa inklusi di sekolah reguler. Dikatakan

Hasil UN Jadi Pemetaan Mutu Sekolah JAKARTA—Wakil Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Wamendikbud) Bidang Pendidikan, Musliar Kasim mengatakan hasil Ujian Nasional (UN) dapat digunakan untuk pemetaan mutu sekolah. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) telah memberikan hasil pemetaan UN ke semua provinsi dan kabupaten/ kota dalam bentuk softcopy. Semua sekolah ada datanya,” ujarnya di Jakarta, Kamis (22/5). Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 32 Tahun 2013 tentang Standar Nasional Pendidikan, dalam Pasal 68 dijelaskan bahwa hasil UN digunakan sebagai salah satu pertimbangan untuk empat hal, yaitu pemetaan mutu program dan/atau satuan pendidikan, dasar seleksi masuk jenjang pendidikan berikutnya, penentuan kelulusan peserta didik dari program dan/atau satuan pendidikan, serta pembinaan dan pemberian bantuan kepada satuan pendidikan. Musliar menjelaskan, softcopy pemetaan hasil UN yang dikirimkan Kemdik-

Standar kelulusan bagi siswa inklusi yang disamakan dengan siswa reguler lainnya akan terasa berat bagi siswa inklusi. Joko Riyanto Ketua DPKS

lah reguler harus ditingkatkan pendampingan khususnya,” imbuhnya. Dikonfirmasi terkait hal tersebut, Kepala Bidang (Kabid) Pendidikan Menengah (Dikmen) Disdikpora Solo, Unggul Sudarmo menuturkan,

Joko, pihaknya meminta pemerintah untuk ikut menyikapi hal tersebut. “Standar kelulusan akan terasa masih berat jika disamakan untuk siswa inklusi. Dan siswa inklusi ini, terutama yang bersekolah di seko-

standar kelulusan yang disamakan bagi siswa inklusi yang menempuh pendidikan di sekolah reguler sudah sesuai prosedur. Dalam hal ini, lanjutnya, orang tua siswa inklusi yang ingin menyekolahkan anaknya di sekolah reguler perlu memahami lebih dalam tentang konsep inklusi itu sendiri. “Harus dipahami konsep sekolah inklusi itu sendiri. Bagi siswa Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) dengan cacat fisik misalnya, namun secara akademis kemampuannya lebih maka bisa disekolahkan di sekolah reguler. Artinya dia tetap bisa mengikuti aka-

demis siswa lainnya,” paparnya. Unggul menekankan, konsep inklusi yakni siswa ABK tidak diperlakukan berbeda dengan siswa reguler lain, khususnya di bidang akademis. “Justru itulah perbedaan antara sekolah reguler biasa dan sekolah inklusi. Di mana siswa inklusi yang bersekolah di situ harus menerima konsekuensi untuk disamakan bidang akademisnya. Namun jika tidak sanggup untuk menyamakan, sebaiknya memang tidak bersekolah di sekolah inklusi,” ungkapnya. n Triawati Prihatsari Purwanto

n REKREASI SISWA SDIT NUR HIDAYAH

Selesai Membatik Lanjut Keliling Naik Werkudara

bud ke daerah tersebut berisi grafik dan pemeringkatan sekolah-sekolah dalam UN. Termasuk juga nilai-nilai siswa dan rata-rata sekolah per mata pelajaran. “Baik Pemda maupun sekolah bisa mempelajari letak kekurangan atau kelemahan setiap sekolah di setiap daerah jika dibandingkan dengan perolehan nasional,” tambah dia. Kemdikbud juga turut memberikan intervensi untuk ikut meningkatkan kualitas sekolah yang memiliki kelemahan dalam UN. Namun intervensi tersebut tidak diterapkan di semua sekolah, melainkan hanya di sekolah-sekolah tertentu. “Kita ingin memperlihatkan UN berguna untuk pemetaan, dan program intervensi itu berguna,” jelasnya. Intervensi yang dilakukan Kemdikbud tersebut antara lain memberikan tambahan fasilitas terhadap sekolah-sekolah yang dinilai memiliki fasilitas kurang memadai berdasarkan pemetaan hasil UN. Selain itu ada juga pelatihan peningkatan kemampuan bagi para guru dan pemberian block grant. n Antara

Antara | Anis Efizudin

AKSI KELULUSAN—Sejumlah siswa SMAN Candiroto, Temanggung membawa bibit tanaman untuk ditanam di lingkungan sekolah saat dilaksanakan program Lulusan Peduli Lingkungan di Muntug, Candiroto, Temanggung, Jateng, Rabu (21/5). Kegiatan menanam pohon, menyumbang baju bekas dan bakti sosial yang dilakukan oleh sejumlah pelajar yang baru lulus SMA tersebut untuk menghindari tradisi konvoi kendaraan dan aksi corat-coret yang biasa dilakukan pelajar usai kelulusan.

M

embatik bisa jadi merupakan hal yang sulit dilakukan, terlebih lagi bagi orang yang memang tidak terbiasa melakukannya. Namun hal tersebut ternyata tidak menghalangi 146 siswa kelas II SDIT Nur Hidayah untuk belajar membuat motif batik di selembar kertas, Kamis (22/5). Memang bukan membatik yang sebenarnya di atas kain dengan menggunakan canting dan malam cair yang dilakukan para siswa. Meski hanya dengan pensil dan juga kertas, para siswa tetap terlihat serius melakukannya. Tidak sekadar belajar membatik biasa, mereka harus berkreasi dengan membuat pola batik dari bangun-bangun ruang. Terlihat sederhana memang, namun tentunya penuh tantangan bagi anak-anak tersebut. Pasalnya, mereka harus membuat pola batik sekreatif mungkin berdasarkan contoh yang ada. Selang beberapa waktu kemudian terbentuklah pola-pola batik dari bangun ruang seperti segi tiga, segi empat, trapesium, jajaran genjang dan jenis bangun ruang lain. Salah satu siswa SDIT Nur Hidayah, Intan mengaku sedikit mengalami kesulitan saat harus membuat pola batik dari bangun ruang itu. Namun begitu sudah mengawalinya, tangan-tangan mungilnya dengan lancar menyelesaikan tugasnya.

tik

Kegiatan membuat motif tersebut ternyata

ba-

o Ferdias

Insan Dip

dilakukan sembari menunggu teman-teman sekolahnya yang tengah berekreasi naik bus tingkat Werkudara. Penanggung jawab kegiatan, Muslikah mengungkapkan, kegiatan tersebut merupakan puncak tema “Rekreasi” dalam pembelajaran. Dalam hal ini, tema rekreasi diberikan pada anak-

anak T POLA MEMBUA Siswa BATIK— DIT Nur kelas II S ngah te Hidayah mbuat e m r belaja di pola batik Kamis , kelasnya giatan e K (22/5). sebagai tersebut meningedukasi aya d katkan s anak. a it kreativ

dengan berkeliling Kota Solo naik Bus Tingkat Pariwisata Werkudara. “Tapi karena jumlah anak yang terdiri dari empat kelas terlalu banyak untuk sekali perjalanan, maka dibagi menjadi dua kloter. Saat teman dua kelasnya naik bus, dua kelas lainnya menunggu sambil belajar juga. Mereka belajar membuat motif batik bangun ruang di mana dalam tema terdapat sub

tema Matematika yang berkaitan dengan bangun ruang. Jadi mengomb i na s i k a n tema yang ada,” ujarnya. Muslikah menambahkan, selain unsur tema pembelajaran, kegiatan tersebut juga menyampaikan pembelajaran lain pada anak-anak. “Kami mengenalkan budaya juga pada anak-anak. Misalnya dengan perjalanan berkeliling Solo, kami sebutkan tempat-tempat bersejarah yang dilewati. Kemudian untuk batik, juga dituntut daya kreativitas anak sepenuhnya,” pungkasnya. n Triawati Prihatsari Purwanto

Pemerintah Siapkan BSM Untuk 11,2 Juta Siswa

Al Firdaus Jalin Kerja Sama Sister School

KUPANG—Pemerintah Indonesia menyediakan kuota bantuan siswa miskin (BSM) tahun ajaran 2014 untuk 11,2 juta murid yang tersebar di seluruh nusantara, agar anak didik dari keluarga tidak mampu dapat tetap mengenyam pendidikan. “Jumlah kuota yang sudah ditetapkan itu akan tersebar di dua kementerian, yaitu Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), serta Kementerian Agama (Kemenag),” kata anggota Kelompok Kerja (Pokja) Kebijakan Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan (TNP2K) Ari Perdana, di Kupang, Kamis (22/5). Dia mengingatkan, kepada

SOLO­—Yayasan Lembaga Pendidikan Al Firdaus menjalin kerja sama sister school pertama dengan institusi pendidikan di negara Perancis, Lycee Averroes. Kerja sama itu ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) pada kunjungan balasan yang dilakukan pihak Lycee Averroes pada Rabu (21/5), di Kampus Sekolah Menengah Al Firdaus. Ketua Pengurus Yayasan Lembaga Pendidikan Al Firdaus, Eny Rahma Zaenah, dalam rilis yang diterima Joglosemar, Kamis (22/5), menyebutkan, kerja sama sister school tersebut telah dirintis sejak kunjungan tim Al

masyarakat yang telah memegang Kartu Perlindungan Sosial (KPS), agar segera melakukan pengajuan ke sekolah masing-masing, untuk segera diproses pencairannya demi kepentingan keberlanjutan kegiatan belajar siswa. Namun demikian, jika masih ada siswa yang belum mendapatkan kesempatan sebagai pemegang KPS, akan diusulkan oleh sekolah masing-masing, agar segera diurus BSM-nya. “Kami minta orang tua siswa proaktif dan sekolah agar lebih respons dengan urusan ini. Agar alokasi anggaran dan kuota yang ditetapkan bisa terserap,” kata Ari. Direktur Pembinaan SMK

Kemdikbud, Edy Krisyanto mengatakan, untuk tahun ajaran 2014, kuota penerima BSM secara nasional yang berada langsung di bawah kendali Kemdikbud berjumlah 9.191.844 siswa. Sementara itu, alokasi kuota nasional penerima BSM yang dikelola Kemenag berjumlah 1.939.756 siswa. Dijelaskannya, setiap siswa penerima akan mendapatkan bantuan uang tunai yang besarannya berbeda untuk setiap tingkatan, yakni untuk siswa SD/MI akan mendapatkan Rp 450.000/siswa/semester, SMP/ MTs Rp 750.000 dan SMA/ SMK/MA akan diberikan Rp 1 juta/siswa/semester. n Antara

Firdaus ke Yayasan Sekolah Averroes akhir 2013 lalu. “Kerja sama ini ditandai dengan pelaksanaan kegiatan pembelajaran lintas negara, yaitu Kelas Eropa di SM Al Firdaus dan Kelas Indonesia di Lycee Averroes. Kedua kelas tersebut menjadi salah satu bentuk kegiatan kerja sama yang memuat pembelajaran tentang nature, culture, dan language,” ujarnya. Eny mengharap dengan adanya perbedaan budaya, bahasa, dan alam masing-masing negara akan memperkaya wawasan global anak-anak di masa depan. n Triawati Prihatsari Purwanto

PASANG IKLAN...?

HUBUNGI : 0271-9126 313, 0271-717141 (Bag. Iklan) Fax. 0271-741696 EMAIL : iklanjs@yahoo.com WAKTU PENERIMAAN MATERI IKLAN : Senin - Jumat s/d Pkl. 16.00 WIB, Sabtu s/d 12.00 WIB

Serbaserbi ALAT KANTOR/SEKOLAH KM HADIR ATK Prestasi & Solo Blnja Yg Siap Mlyni & Mgntr Cpt Pesanan Alat Tulis Kntor & Sgala Kbthan Rmh Tangga Anda Dgn Hrg Ekonomis,Psan Sgr:651400/085791084888 (JS1988)- 5

BANGUNAN

Properti

JASA ANGKUTAN BARANG/Pindahan Rumah/Kantor/Kost,Dlm/Luar Kota.Hub:7920053/0878.3556.5599

(JS1931)- 3 ____________________________

DIJUAL RUMAH Triyagan,Jaten LT/ LB: 350 m2/150JT,Harga:Rp 300JT. Hub:Tri:082137975544/7583007 (JS1929)- 3 ____________________________

DIJUAL RMH,Sumber,Solo,LT/LB:320 m2/350m2,6 KT,3 KM, Harga Rp.1,75 M. Hub:Tri:082137975544/7583007 (JS1932)- 3

JASA SEDOT WC/LIMBAH “Daffa Jaya” Tanki 2700Liter,Bersih,Mesin Canggih,Layanan Tiap Hari 24Jam.H:0271-7928000 (JS2197)- 3 ____________________________

ELANG LOGISTICS JASA Kiriman Paket,Dokumen,Pindahan,Cargo Via Udara,Darat,Laut,Domestic&Int.Hub:02718001500, 8001600 (JS2163)- 4 ____________________________

Otomotif

FOREX TRADING Deposit dan Penarikan Melalui Bank Lokal Indonesia,Gratis 8$,Bonus deposit 50% Buka Akun di fbspro.com atau fbsindonesia.net

PENGUMUMAN

JUAL ROTI @700(SEMIR,Coklat,Pisang ,Dll)Dtg Lsg Ke:Toko Merlion,Jl.Honggowongso 11 Solo.Telp:0271-3024200

PERAWATAN TUBUH

Dalam Pengumuman hari Jum'at tanggal 25 April 2012, dalam alinea pertama tertulis “......Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) membentuk Tim Likuidasi (TL) PT. BPR Sukowati Jaya (DL) Sragen., seharusnya “......Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) membentuk Tim Likuidasi (TL) PT. BPR Tugu Kencana (DL) Kartasura., dan pada alinea kedua tertulis “…….kepengurusan PT. BPR Sukowati Jaya (DL) Sragen dilaksanakan ………..” seharusnya “…….kepengurusan PT. BPR Tugu Kencana (DL) Kartasura dilaksanakan ………..”. Demikian koreksi atas kesalahan penulisan tersebut.

PELUANG USAHA

PIJAT CAPEK IBU Sari,Diurut SeluruhTubuh,Sabar & Telaten, Panggilan 2 4Jam. Hub:085725466594 NO SMS

Kartasura, 23 Mei 2014 Tim Likuidasi PT. BPR Tugu Kencana (DL) Kartasura

JUAL TEMPAT DAN Usaha Kirim Jakarta,Bdg,Bulog,Tinggal Melanjutkan,Omzet 400Jt/Bulan.Hub:0818.0451.5559

PAK DONO PIJAT Urut Tradisional 2.5Jam/60Rb.Enak,Sabar,Nyaman,Khusus Panggilan.Hub:0815.6766.6063

(JS2108)- 3 ____________________________

TINJA SERVICE JACK RUDY Kalitan 25.Ph:0271-717514.Pelopor Di Sala. Selamat Sejahtera Lemah Teles

(JS2082)- 3 ____________________________

SEDOT WC/LIMBAH “Solo Tinja Service” Hari Libur Tetap Buka. Hubungi:0271-8000.660 (JS2196)- 3

DIJUAL RMH,Sumber,Solo,LT/LB: 150 m2/250 m2,3KT,KM,Harga: 957 JT.Hub: 082137975544/7583007

Lowongan Kerja

KOST

(JS1867)- 4 ____________________________

(JS2055)- 3 ____________________________

BISNIS MEWAH HASIL Melimpah!!!** Ikuti Pelatihan+Pendampingan Buka Usaha Rental Mobil(Bisa Tanpa Modal) H:081.838.1233 (JS2206)- 4

KOSTBARU:WismaDaun,Bangunharjo 8/9 RE.Martadinata 645778/7073288/ 081904517788 Fas Lengkap,Parkir Luas

(JS1923)- 3 ____________________________

KOST KMD dlm,AC,TV,Springbed,Wifi,Listrik,Air,Parkir dalam. Hub:0271742159 (JS2320)- 3

LAIN-LAIN

PEMBIAYAAN DANA CPT JMN BPKB Mobil/Motor,Tnp Potongan,Bs Take Over,Plunasn Dr Pk. Hutang. H:0271-8000729/081901320539 (JS2156)- 3 ____________________________

SOLUSI JITU LEPAS Dr Utang2,30Mnt Beres.Bukan Penipuan.Terbukti Menolong Sesama,Mahar Kmbl 10x Jika Gagal.Hub:085932010235 (JS2184)- 4

CARRY EXTRA 1000 PU putih ori cat Plat AD asli tgn 1. Harga Rp.50 jt/ng. Hub: 0271-5851999 (JS2323)- 3

(JS2083)- 3 ____________________________

(JS2146)- 3 ____________________________

ttd Bambang Krisnanto Ketua

PESAN ANTAR GRATIS

PLUTO SPA&SHIATSU,Trad Massage,Sauna,Whirlpool,Body Reflexology,Ruko Soba Square JC26/7998568

OKE

(JS1956)- 3 ____________________________

RALAT

(JS2183)- 3 ____________________________

BITA 082136472468 untuk dipanggil/datang ke alamat 24jam. Fresh dan enjoy

Heru Widiatmoko Anggota

(JS2179)- 3 ____________________________

PIJAT THERAPY KURANG Gairah, Capek-Capek. Hubungi: Intan 0878.3608.3536

(JS2213)- 3 ____________________________

ICHA CLUB JAWA, CHINA, Arab. Pijat Fresh Dijamin Oke. Hub: 087. 836.666.094

(JS1969)- 3 ____________________________

ANI MASSAGE RILEX DAn Fresh.Online 24 Jam.Hubungi:081227000206 panggilan NO.SMS (JS1955)- 3

PERSEWAAN MOBIL IKA RENTAL(PU 125Rb/12Jam),APV/Avanza/Xenia/Pregio/Inova/PU/Dll.Bs Mingguan/Bulanan:0271-7948433/9327242 (JS2079)- 3

PENGOBATAN WONG TETULUNG. ATASI Sgl Penyakit Nyeri Otot/Syaraf:Slh Urat, Asam Urat, Syaraf Terjepit(Bea Suka Rela), Gurah,Tinggi Badan,Turun BB(130Rb), Lmh Syahwat,Impotensi,Usus Buntu, Ambien,Mag Kronis,Batu Ginjal,Penyakit Kelamin(300Rb),Problem Pacar, Jodo h, Rmh Tangga(300Rb).Hub:0817443303 (JS2203)- 8 ____________________________

Solo, Karang anyar, Klaten Boyolali, Sukoharjo, Wonogiri

SMS

0856.4141.6666

PELANSING JITU PENINGGI BADAN Riset USA menambah postur tubuh 5-7cm PEMUTIH MUKA & BADAN Jadikan putih, bersih & permanen (AMAN) CRIM+VACUM PYDR Tampil PD jadikan kencang, padat & sexy Turunkan BB 5-10Kg (100% HERBAL)

OBAT PEMBANGKIT GAIRAH

Special penambah gairah LIBIDO P/W

LINTAH OIL + VACUM VIMAX

1x Oles jadikan BESAR + PANJANG vanis 20-22cm Atasi impotensi & lemah syahwat (BUKTIKAN) CANADA

VIAGRA USA / CIALIS / LEVITRA isi 30 Butir (NEGO)

Special OBAT KUAT tahan lama berulang-ulang atasi E.dini, Lemah syahwat & 60th tetap OKE

ALAT KESEHATAN

-Kondom duri -Alat vital manual -Vibrator Mj-Mundur -Vibrator gtr goyang

-Alat vital wanita gtr suara

KOSMETIC

-Perontok bulu -Pengemuk badan -Penumbuh rambut -Obat mata minus/+ -Bekas luka.dll

Ji-SUNG(0271)2009006 Jl.Hasanudin 12 A Purwosari,SOLO

(1/4an TONY JACK selamet riyadi ke-utara 100M/rel bengkong Brengosan)

Jl.Yos.Sudarso 337c Dawung,SOLO (Selatan Lampu Merah DAWUNG 100m / Pas utara jembatan) www.kosmetikartis.net


jumat, 23 mei 2014

21

www.joglosemar.co

akademiajs@gmail.com

http://www.facebook.com/Akademia.joglosemar

Pendidikan, Senjata Berantas Kemiskinan

SBY

mengatasi ketimpangan adalah memastikan terjadinya mobility for all. Ini merupakan kondisi di mana semua golongan masyarakat, kelompok miskin dan menengah mempunyai kesempatan untuk bergerak secara sosial dan ekonomi seperti halnya kelompok atas. “Cara terbaik untuk meraihnya adalah melalui pendidikan. Ini senjata terbaik memberantas kemiskinan,” tambah dia.

JAKAR T A — P r e s i d e n Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mempunyai cara jitu dalam menghadapi masalah ketimpangan sosial alias kemiskinan. “Cara terbaik untuk meraihnya adalah melalui pendidikan. Ini senjata terbaik memberantas kemiskinan,” kata SBY, saat berpidato dalam pembukaan World Economic Forum (WEF) East Asia di Makati, Filipina, Kamis (22/5). SBY menjelaskan, tantangan utama untuk

Bebaskan Biaya Kuliah Lanjut SBY, persentase kelompok miskin di Perguruan Tinggi (PT) di Indonesia sangat kecil dibandingkan kelompok menengah dan kaya. Dirinya pun mendorong agar sistem pembayaran pendidikan di PT disesuaikan dengan tingkat ekonomi masing-masing siswa. “Kita juga membebaskan biaya kuliah bagi masyarakat miskin dan di luar itu juga memberikan biaya hidup bagi mahasiswa selama menempuh pendidikan,” ujar SBY. n Okezone

Cara terbaik untuk meraihnya adalah melalui pendidikan. Ini senjata terbaik memberantas kemiskinan. Antara | Asep Fathulrahman

TUNTUT FASILITAS—Ratusan mahasiswa Program D-3 Universitas Tirtayasan (Untirta) berunjuk rasa di depan Kantor Rektorat memprotes kurangnya fasilitas kampus, di Serang, Banten, Kamis (22/5). Mereka mendesak Rektor agar menambah dan membenahi fasilitas belajar mengajar serta laboratorium karena sudah membayar lebih mahal dari mahasiswa reguler.

Kampusiana UIN Suka Gelar Kuliah Umum JOGJA—Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga (Suka) Yogyakarta telah menyelenggarakan kuliah umum yang bertemakan Kuliah Umum Broadcasting di ruang Interaktif Center (IC) Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora (Fishum) kampus setempat, Kamis (22/5). Dalam kuliah umum tersebut, Program Studi (Prodi) Ilmu Komunikasi Fishum UIN Sunan Kalijaga menghadirkan Hanum Salsabiela Rais yang merupakan penulis buku 99 Cahaya di Langit Eropa. Hanum pun menyampaikan hal-hal yang berkenaan dengan broadcasting kepada mahasiswa-mahasiswa Prodi Ilmu Komunikasi Fishum UIN Suka. Dalam kuliah umum tersebut, Hanum memberikan jawaban-jawaban yang sangat menarik terkait pertanyaanpertanyaan dari beberapa mahasiswa. “Mula-mula didahului dengan mencari narasumber-narasumber dalam lingkup kecil, hingga bisa menembus narasumber-narasumber yang lingkupnya besar.” ujar Hanum. n Dwi Hastuti

Pojok Inspirasi n Rahayu Kartono

Ajak Pahami Budaya Jawa

G

lobalisasi tak s e l a m a n y a mendatangkan dampak positif. Ketika perubahan drastis tersebut mulai membawa pergeseran dalam sebuah budaya, maka menjadi kekhawatiran tersendiri terhadap budaya yang menjadi jati diri sebuah masyarakat akan terganti. Hal tersebut disadari betul oleh Rahayu Kartono. Staf Ahli Sastra dan Budaya Jawa Pusat Lembaga Kabudayaan Jawi (PKLJ) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) AUB tersebut mengaku berkeinginan agar budaya Jawa dipertahankan dan dilestarikan. “Saya mengimbau kepada generasi agar tahu pada kebudayaan Jawa, di mana kebudayaan Jawa itu penuh dengan nilai kesantunan dan kesopanan. Generasi muda harus dididik u n t u k njawani,” u j a r Rahayu kepada

Joglosemar, Kamis (22/5). Dirinya melihat sekarang ini generasi muda, terutama di lingkungan perkotaan, sudah banyak yang kehilangan budaya santun. Hal tersebut berkebalikan dengan masa lalu. “Ada istilah Solo cedak ratu, sugih aturan santun dan sopan. Kata orang dulu, adoh ratu cedak watu uripe waton wae. Namun sekarang berbalik, ketika orang di perkotaan sedikit bergeser nilai kesopanannya, sementara orang desa menjadi sangat santun,” tandas sosok kelahiran Solo, 8 Juli 1941 tersebut. Guna semakin mendekatkan budaya Jawa pada generasi muda, sedianya STIE AUB bakal memberikan muatan lokal budaya Jawa kepada mahasiswa, mulai tahun akademik baru nanti. Rahayu pun akan terlibat langsung dalam pemberian materi kepada mahasiswa. “Saya bersama Pak Nindyo Purnomo diminta untuk memberikan mata kuliah sastra dan Jawa untuk mengajarkan mahasiswa terkait masalah sikap tutur kata perbuatan, termasuk tata cara bahasa Jawa yang benar,” jelas Rahayu. n Putradi Pamungkas

Joglosemar | Putradi Pamungkas

80 Mahasiswa Akper Mamba’ul ‘Ulum Ucap Sumpah SOLO—Sebanyak 80 mahasiswa tingkat pertama Akademi Keperawatan (Akper) Mamba’ul ‘Ulum Surakarta melaksanakan upacara pengambilan sumpah dan penyematan lencana Angkatan XVIII, di Balai Muhammadiyah, Kamis (22/5). Prosesi tersebut sekaligus dilanjutkan dengan sarasehan bersama orangtua atau wali mahasiswa dan dihadiri oleh Kepala Dinas Kesehatan Kota Surakarta. Upacara pengambilan sumpah dan penyematan lencana tersebut merupakan dasar keabsahan bagi mahasiswa sebelum melaksanakan praktik klinik keperawatan di pelayanan kesehatan baik di rumah sakit, Puskesmas maupun di masyarakat. “Upacara tersebut dilaksanakan untuk menanamkan pemahaman terhadap mahasiswa yang hendak melaksanakan praktik klinik keperawatan, supaya mereka lebih bertanggung jawab dengan tugas yang akan diemban selama praktik nanti,” ujar Direktur Akper Mamba’ul ‘Ulum Surakarata, Sri Iswahyuni MKes. Disebutkan Sri, ketika mahasiswa sudah berada dalam lingkungan praktik kerja yang

PLKJ Award Ke-XVII Siap Digelar Joglosemar | Putradi Pamungkas

JELANG UCAP SUMPAH—Mahasiswa Akper Mamba’ul ‘Ulum tengah bersiap mengucap sumpah dan penyematan lencana, di Balai Muhammadiyah Surakarta, Kamis (22/5). sesungguhnya, norma-norma seorang tenaga medis keperawatan harus dijaga sebaik mungkin. “Jadi tanpa harus membeda-bedakan status sosial dan kepercayaan pasien. Kemudian menjaga segala rahasia dan privasi pasien, serta tunduk dan patuh kepada peraturan yang berlaku di lahan praktik,” sebutnya. Sementara itu, dalam prosesi ucap sumpah dan penyematan lencana terse-

but juga diserahkan penghargaan kepada beberapa mahasiswa berprestasi dengan raihan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) tertinggi. Masing-masing, untuk tingkat satu atas nama Rysa Restanti, Burhanudin Ahmad dan Thoha Yasir Rizki. Untuk tingkat kedua, Mustaqimah Nur Hidayat, Nur Aini Latifah dan Berto. Sedangkan yang ketiga, yakni Dwie Aulia Oktarina, Mustaqim dan Anis Setyaningrum. n Putradi Pamungkas

Antara | Irsan Mulyadi

KUE UNTUK PRESIDEN Mahasiswa Universitas Negeri Medan (Unimed) mengangkat "Kue Untuk Presiden" pada Unimed Expo, di Medan, Sumut, Kamis (22/5). Pembuatan kue tersebut, untuk mengingatkan Capres dan Cawapres yang maju dalam Pemilu 2014, untuk tetap memegang amanah masyarakat Indonesia.

UNS Launching Sistem Parkir RFID SOLO—Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta secara resmi me-launching sistem parkir baru yakni Radio Frequency Identification (RFID) di Fakultas Teknik (FT), Kamis (22/5). Sistem perparkiran tersebut merupakan prototipe bagi sistem yang hendak diaplikasikan secara keseluruhan di kawasan parkir kampus UNS. Sistem parkir yang dikembangkan oleh mahasiswa dan dosen FT UNS tersebut, sedianya masih akan terus dikembangkan secara bertahap. “Harapannya agar bisa menjangkau seluruh unit UNS pada tahun 2015 mendatang,” ujar Dekan FT UNS, Prof Kuncoro Diharjo saat peresmian parkir berbasis RFID di kam-

Presiden RI

pus setempat. Sistem RFID yang dikembangkan tersebut menggunakan frekuensi UHF. Berbeda dengan frekuensi HF yang terbilang memiliki jangkauan pendek, UHF mampu menjangkau frekuensi hingga enam meter jauhnya. Sehingga, kendaraan yang masuk ke area parkir akan mudah terekam. “Karena itu pengendara tak harus berhenti untuk menarik kertas parkir atau menempelkan kartu pada reader. Cukup dibawa, otomatis nanti akan terpindah oleh reader,” jelas Kuncoro. Dengan demikian, tak akan terjadi antrean kendaraan karena proses identifikasi kendaraan lebih cepat. Dis-

amping mampu mendeteksi kapasitas kendaraan apabila sudah penuh, dengan sistem ini disebut-sebut akan mampu untuk melacak tindak pencurian kendaraan bermotor. Sementara itu, Rektor UNS, Prof Ravik Karsidi menyambut baik terobosan yang dilakukan oleh FT. Selanjutnya, ia pun meminta FT agar dapat mengembangkan semacam kartu yang dapat digunakan untuk segala keperluan. “Misalnya satu kartu untuk segala akses. Sehingga selain menjadi kartu akses masuk kampus dan parkir, dapat digunakan juga sebagai alat presensi kuliah termasuk absensi kerja karyawan,” sebut Ravik. n Putradi Pamungkas

SOLO—Akhir pekan ini, Pusat Lembaga Kebudayaan Jawi (PLKJ) Surakarta akan menggelar PLKJ Award keXVII di Gedung Garuda Graha Kampus II STIE AUB Surakarta. Dalam gelaran PLKJ Award ke-XVII kali ini, akan diberikan tiga jenis penghargaan yakni Bhakti Budaya, Kridha Budaya dan Dharma Budaya untuk kurang lebih 153 pejuang budaya dari Jawa dan Bali. “Penghargaan Bhakti Budaya diberikan kepada 52 pejuang budaya, selanjutnya 50 orang akan menerima penghargaan Dharma Budaya dan 51 orang lainnya mendapat penghargaan Kridha Budaya. Secara khusus penghargaan tersebut kami berikan kepada orang-orang yang berupaya melestarikan kaitannya dengan budaya,” ungkap Ketua STIE AUB Surakarta, Anwar Hamdani, kepada para wartawan, Kamis (22/5). Menurut salah satu pegiat

PLKJ, Nindyo Purnomo, penghargaan akan diberikan kepada semua kalangan yang dianggap konsisten melestarikan budaya Jawa, baik dari akademisi, birokrasi hingga masyarakat biasa. “Masing-masing ada kriteria sendiri. Yang pasti mereka yang konsisten melestarikan budaya Jawa, perlu diperhatikan keberadaannya,” tandasnya. PLKJ sendiri selain mempunyai peranan penting dalam upaya pelestarian budaya, juga memiliki andil besar dalam melestarikan budaya bangsa. Lembaga tersebut didirikan semenjak tahun 1972 silam, dengan tujuan agar kebudayaan Jawa dapat dilestarikan, sejalan dengan perkembangan AUB sendiri. “Rencananya mulai tahun akademik baru nanti, STIE AUB akan memberikan muatan lokal budaya Jawa kepada mahasiswa,” terang Nindyo. n Putradi Pamungkas


22

Komunitas

www.joglosemar.co

jumat, 23 mei 2014

HIPMI SRAGEN AWARD 2014

Dari Pengusaha untuk Kebangkitan Sragen

R

abu (21/5) malam, Badan Pengurus Cabang (BPC) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Sragen punya gawe besar sepanjang sejarah berdirinya Hipmi di Bumi Sukowati. Untuk kali pertama sejak dipimpin Budiono Rahmadi, wadah para pengusaha muda di Sragen itu menggelar event penobatan bagi para talenta muda dan figur-figur berprestasi di Bumi Sukowati bertajuk Hipmi Sragen Award 2014. Sebanyak 53 tokoh berbakat dan berprestasi dari berbagai bidang di Sragen mendapat anugerah penghargaan yang dibagi dalam 10 kategori. Mulai dari kategori pendidikan, teknologi kreatif, kesehatan, ekonomi kreatif, olahraga, kesenian, budaya, pelopor hingga pengusaha perintis. Momen penghargaan malam itu semakin lengkap dengan kehadiran tokoh-tokoh penting di Sragen maupun Hipmi di berbagai jenjang. Tercatat ada Bupati Sragen, Agus Fatchur Rahman yang malam itu terlihat kompak bersama Wakil Bupati, Daryanto. Kemudian dari Hipmi, hadir Ketua BPC Hipmi Kota

Solo, Nugroho Arief Harmawan bersama jajaran pengurus serta Ketua BPD Hipmi Jawa Tengah, Reza Tarmidzi dan Ketua BPC Hipmi Sragen Budiono Rahmadi selaku pimpinan acara. Kehadiran ratusan pengusaha anggota Hipmi Sragen serta pejabat-pejabat terkait kian menambah semarak helatan Award tersebut. Dalam sambutannya, Ketua BPC Hipmi Sragen, Budiono Rahmadi mengatakan acara penghargaan itu sengaja digagas sebagai bagian dari agenda kerja Hipmi Sragen yang sudah dijadwalkan tahun 2014 ini. Tujuannya untuk memberikan apresiasi kepada kader-kader muda bertalenta dan berprestasi di bidangnya. “Harapannya dengan penghargaan ini, para tokoh-tokoh muda berprestasi itu bisa lebih memotivasi mereka untuk memberi sumbangsih positif bagi kemajuan Sragen. Nah, peran Hipmi sebagai organisasi jaringan nanti akan mensinergikan mereka dengan jaringan Hipmi yang ada di seluruh Indonesia dan in-

stansi terkait. Sehingga bakatbakat itu bisa berkembang secara optimal,” ujar Komisaris PT Putra Dadi Sejahtera (PDS) Masaran tersebut. Sementara itu, Bupati Sragen, Agus Fatchur Rahman mengapresiasi inisiatif Hipmi menggelar perhelatan award tersebut. Ia bahkan mendorong tak hanya para peraih penghargaan, namun juga seluruh masyarakat Bumi Sukowati untuk berlomba-lomba memberikan sumbangsih terbaik bagi kemajuan dan kebaikan Bumi Sukowati. Bupati kemudian mencontohkan beberapa hari lalu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sragen menggelontorkan bonus hampir Rp 1,1 miliar kepada 26 atlet difabel Sragen atas prestasinya yang sudah mengharumkan daerah dan bangsa di berbagai event olahraga regional maupun internasional. “Nah, pertanyaannya sekarang. Kalau orang-

UCAPAN SELAMAT—Bupati Sragen, Agus Fatchur Rahman (dua dari kiri) memberikan ucapan selamat kepada para peraih penghargaan Hipmi Sragen Award 2014, beberapa waktu yang lalu.

orang yang terlahir dengan keterbatasan fisik itu saja bisa menehi keharuman, wong sing dilahirke sempurna kudune luwih saka mereka,” tegasnya. Sementara, Ketua BPD Hipmi Jateng, Reza Tarmidzi juga mengapresiasi positif Hipmi Sragen yang dinilai punya komitmen kuat untuk menggerakkan dan mengapresiasi tokoh tidak hanya wirausaha namun juga bidang lain. Ia berharap apa yang dilakukan Hipmi Sragen itu bisa dicontoh Hipmi daerah lain. “Mudah-mudahan tidak hanya sebatas award saja tapi dari sini bisa tumbuh wirausaha yang punya integritas, kejujuran yang baik dan modal kedisiplinan kuat untuk kemajuan perekonomian Sragen. Selamat kepada para pemenang,” tegasnya disambut aplaus hadirin. n Wardoyo

Joglosemar | Wardoyo

PERAIH HIPMI SRAGEN AWARD 2014 Manto 4Jaya Agung Plastik (JAP) Harto Wiyono 4Tokoh Perintis Suhatmi Puji Lestari 4Bidan Teladan Husnia Munzayana 4SDIT Az-Zahra Ardika Desi Regita 4SDN 3 Sragen Johana Vitri Astari 4SDN Girimagro 1 Ahmad Aufar Thorik 4SMP SBBS Gemolong Binar Anggita Sari 4SMPN 5 Sragen Brigita Arentania N 4SMP 5 Sragen Anis Farhan Isnanini 4SMP SBBS Gemolong Amalia Ahsani 4SMPN 1 Sragen Aris Sudarmanto 4Guru SMPN 1 Masaran Ihwan Kurniawan 4SMAN 2 Sragen Budi Prasetyo Jati 4SMAN SBBS Gemolong Mufidatun 4SMAN 1 Sragen Melia Masdiana Safitri 4SMAN 3 Sragen Watik Dwi Rahayu 4SMK Pelita Bangsa Sragen Maruf Ardani 4SMKN 1 Plupuh Andri Setyowati 4SMKN 1 Sragen Iin Riana Mustikawati 4SMKN 1 Kedawung Agus Widoyo 4Pelopor Desa Wisata Giyono 4Pelopor Desa Wisata Hartoyo 4Ketua Desa Wisata Suwarto 4Perakit Mainan Sri Hartatik 4Perajin Kripik Amta Sugiyanto 4Dokter lampu (difabel) Mulyono 4Perajin Lampu Hias Sri Sukamti 4Perajin Emping Garut Eny 4Perajin Hanger Bambang 4Perajin Telenan Margono Badri 4Perajin Kastok Suryadi 4Perajin Serok-Sotil Fahri 4Perajin Wangkil Fransisca Valentina 4Atlet Taekwondo Wisma Wijayanto 4Atlet Difabel Paragames Yusuf Islamudin 4Atlet Lari Sigit Kurniawan 4Atlet Pencak Silat Harini 4Atlet Panjat Tebing Parmin 4TAGANA Totok 4SAR Himalawu Dodok 4Lazismu Purwanto 4SENKOM Arnam Muzzamil 4Banser NU Gino Gunawan 4Modifikasi Tenaga Surya Faisal Majid 4Pengawet Buah Alami Bambang Sudaryono 4Modifikasi Alarm HP Aldi Wahono 4Pelukis Difabel M Karno D 4Budayawan Sujiyati 4Budayawan Tari Irfan Sulistyo Rahmadani 4Ponpes Budi Luhur Moh Aris Widodo 4Ponpes Walisongo Matrozi 4MTA Alfisa 4Birul Muhamadiyah Sumber: Panitia Hipmi Award

Harapannya dengan penghargaan ini, para tokoh-tokoh muda berprestasi itu bisa lebih memotivasi mereka untuk memberi sumbangsih positif bagi kemajuan Sragen. Budiono Rahmadi

Ketua BPC Hipmi Sragen

Satu Bulan, Libatkan Tim Independen

P

emberian penghargaan Hipmi Sragen Award perdana tahun 2014 yang dihelat di Hotel Surya Sukowati, Rabu (21/5) malam memunculkan pertanyaan bagaimana penilaian dan kriteria yang akhirnya memilih 53 tokoh sebagai pemenang. Ketua Badan Pengurus Cabang (BPC) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Sragen, Budiono Rahmadi mengatakan penilaian dilakukan selama satu bulan dengan melibatkan tim independen yang terjun ke lapangan untuk memverifikasi latar belakang prestasi masing-masing nominator. “Selain itu, kami juga menggandeng instansi terkait di Pemerintah Kabupaten (Pemkab) sebagai pemberi data acuan awal yang nanti kami jadikan pertimbangan untuk dilakukan penilaian,” terangnya. Budiono juga memastikan perhelatan penghargaan serupa akan dijadikan agenda rutin tahunan Hipmi Sragen. Sementara, selain kemeriahan untuk para nominator peraih penghargaan, malam penobatan Hipmi Sragen Award itu juga menjadi momen spesial bagi Aldi Wahono. Siswa difabel asal Sekolah Luar Biasa Negeri (SLBN) Sragen itu menjadi bintang karena sejumlah karya lukisannya mendapat apresiasi dari tokoh dan pejabat yang hadir. Sejumlah lukisan karya siswa berusia 13 tahun yang meraih penghargaan bidang kesenian untuk kategori pelukis difabel itu, menghasilkan Rp 5 juta hasil dari saweran para pejabat. Menurut panitia, uang hasil lelang itu selanjutnya akan disumbangkan untuk SLBN Sragen. n Wardoyo


ekbis jumat, 23 mei 2014 Kurs Tengah RUPIAH

TERHADAP

DOLAR AS

23

www.joglosemar.co

20/5 11.441

21/5 11.507

22/5 11.515

IHSG

20/5 4.895,955

21/5 4.910,292

22/5 4.969,882

HARGA LOGAM MULIA per gram

20/5 526.000

21/5 530.000

22/5 531.000

Sittez 2014, Kenalkan Potensi Daerah Melalui pameran diharapkan dapat memberi kontribusi yang positif bagi perekonomian di Surakarta,” jelas Purnomo. Ketua Umum BPC Hipmi Surakarta, Nugroho Arief Harmawan menegaskan, bahwa Hipmi mendorong serta mendukung adanya perhelatan event seperti Sittez, mengingat kegiatan ini memiliki arti yang penting bagi perkembangan ekonomi dan dunia usaha terutama untuk memperkenalkan bidang pariwisata dan perdagangan. “Dengan adanya event seperti Sittez diharapkan akan menciptakan pengusaha yang sebanyak-banyaknya, dimana hal ini sejalan dengan Hipmi. Hipmi sendiri ke depannya ingin lebih dilibatkan dalam berbagai kegiatan ini, terutama dalam bidang workshop,” ujar Arief.

Surakarta sendiri membuat kebijakan yang mempermudah untuk investasi. Achmad Purnomo Wakil Walikota Surakarta

SOLO—Aaliyah Event Organizer bekerja sama dengan Pemerintah Kota Surakarta menggelar event Solo Investment Trade and Tourism Expo (Sittez) 2014 pada 22 hingga 25 Mei 2014. Berlokasi di atrium Solo Square Mall, pameran ini diharapkan dapat menjadi ajang untuk memperkenalkan berbagai potensi yang dimiliki oleh masing-masing daerah di Indonesia. Walikota Surakarta, FX Hadi Rudyatmo melalui Wakil Walikota Surakarta, Achmad Purnomo dalam sambutannya menyampaikan bahwa investasi memiliki makna penting bagi perkembangan sebuah daerah,

Joglosemar | Yuhan Perdana

TERIMA CENDERA MATA—Wakil Walikota Surakarta, Achmad Purnomo saat menerima cendera mata dari perwakilan panitia Solo Investment, Trade and Tourism Expo (Sittez) 2014 yang berlangsung di Atrium Solo Square, Kamis (22/5). khususnya seperti Surakarta. “Surakarta sendiri membuat

Foto-fofo: Joglosemar | Hidayatur Riyana

Pak Coco

kemudahan kita merupakan yang terdepan. Tentu saja apabila

besar Rp 30 juta, Coco membuka Kedai Djadoel dengan menambah menu tradisional yang rasanya tidak kalah dengan masakan restoran dan warung makan lain. “Secara harga dan rasa bisa bersaing. Konsumen banyak yang cocok karena memang rasanya khas. Alhamdulillah pelanggannya juga sudah banyak, BEP total akan terpenuhi di bulan ke 4 atau 5 nanti,” tegasnya. Dia menyebutkan, dalam sehari rata-rata ia mampu menjual sebanyak 125 porsi untuk semua sajian menu. Pasalnya, selain berjualan di Kedai, ia juga biasa berjualan menggunakan mobil pikap pada pagi hari mulai pukul 06.00 sampai 08.30 WIB di belakang kampus UNS. n Hidayatur Riyana

KARANGANYAR—Kakaban, sebuah sistem teknologi informasi hospitality secara resmi diluncurkan pada Kamis (22/5). Bertempat di conference hall Kampus International Hotel Management School (IHS), Kakaban Hospitality System dengan berbagai aplikasi yang dimilikinya, sistem ini menyasar segmen hospitality seperti hotel dengan berbagai kelas, vila, atau resort yang ingin memiliki manajemen efektif dan efisien. Salah satu founder Kakaban, Saga Iqranegara saat ditemui Joglosemar, Kamis (22/5) menyampaikan, bahwa perkembangan dunia hospitality yang sangat pesat memberikan konsekuensi berupa sistem manajemen yang serba cepat dan tepat. “Kakaban Hospitality System merupakan software sistem informasi perhotelan yang sesuai untuk mendukung bisnis hospitalitly. Tidak hanya hotel tetapi juga dapat diterapkan pada bisnis MICE (meeting, exhibition, convention, intensive) lain seperti restoran, hotel, klub, serta gedung pertemuan,” jelas Saga. Kakaban sendiri menyediakan beragam modul mulai dari back end (internal perusahaan) hingga front end (hal yang berhubungan dengan tamu). Sehingga, diharapkan dapat menunjang jalannya operasional sebuah bisnis serta meminimalkan terjadinya kesalahan dalam pemesanan ruangan atau pun alur komunikasi yang tidak efisien. Keunggulan pada Kakaban jika dibandingkan dengan sistem teknologi informasi lain adalah, Kakaban dapat disesuaikan dengan apa yang menjadi kebutuhan user. Selain itu, Kakaban dapat diaplikasikan

pada berbagai perangkat dan juga kami memberi jaminan apabila terjadi kerusakan pada software,” ujar Saga. Ia menambahkan, bahwa Surakarta sendiri dipilih sebagai lokasi peluncuran Kakaban Hospitality, mengingat pertumbuhan hotel di wilayah Surakarta terbilang sangat pesat. Sehingga dianggap sebagai lokasi yang sesuai untuk memperkenalkan produk teknologi informasi ini. “Seperti kita tahu, wilayah Surakarta akan ada 40 hotel yang akan berdiri, tentu ini sebuah peluang yang baik

Joglosemar | Yuhan Perdana

PT KAI Perpanjang Tarif Promo hingga Juli relasi Solo-Yogyakarta, dan KA Ajisaka relasi YogyarakartaPurworejo hingga Juli 2014. “Kami mendapat masukan, bahwa selama ini belum banyak masyarakat yang tahu tentang keberadaan KA Kalijaga, KA New Sidomukti, dan KA Ajisaka yang kami luncurkan pada Februari lalu. Berangkat dari sana, kami pun memutuskan untuk memperpanjang tarif promo, menjadi Bulan Juli 2014 dimana sebelumnya Bulan Mei 2014,” terangnya saat dihubungi Joglosemar, Kamis (22/5). Bambang menuturkan, dengan diperpanjangnya tarif tiket promo, maka tiket KA Kalijaga yang semula Rp 25.000 tetap menjadi Rp 20.000, tiket

KA New Sidomukti yang semula Rp 20.000 tetap menjadi Rp 15.000, dan tiket KA Ajisaka yang semula Rp 20.000 tetap menjadi Rp 15.000. Load Factor Rendah Diungkapkan Bambang, selain untuk menarik minat masyarakat yang belum tahu tentang keberadaan ketiga KA baru tersebut, diperpanjangnya promo tiket karena untuk mendongkrak tingkat load factor yang sejauh ini masih rendah. “Untuk load factor KA Kalijaga, rata-rata tiap bulannya masih di bawah 30 persen. Sedangkan, untuk KA New Sidomukti rata-rata tiap

untuk memperkenalkan Kakaban Hospitality System. Untuk sasaran sendiri kami tidak menargetkan pada hotel kelas apa, karena Kakaban dapat menyesuaikan dengan kebutuhan user,” pungkas Saga. Sementara itu, Presiden Direktur International Hotel Management School, Atik Wijayanati dalam kesempatan yang sama menyampaikan aplikasi Kakaban Hospitality System memiliki peran yang penting bagi sekolah perhotelan. “Kami memang berupaya agar mahasiswa di IHS tidak gagap teknologi,” ungkap Atik. n Okky Meidia Fajar

BERI PEMAPARAN—Manager Pemasaran Kakaban, Pranowo Sukamtiyoso Putro saat memberikan pemaparan terkait sistem Kakaban pada rangkaian Grand Launching Ceremony Kakaban Hospitality System di conference hall Kampus International Hotel Management School (IHS), Kamis (22/5).

KA Kalijaga, New Sidomukti dan Ajisaka Belum Dikenal

SOLO—PT Kereta Api Indonesia/KAI (Persero) Daerah Operasional (Daop) VI Yogyakarta memperpanjang masa tarif promo yang diberlakukan pada kereta api (KA) Kalijaga. Hal ini bertujuan untuk menarik minat masyarakat. Mengingat, semenjak diluncurkan pada pertengahan Bulan Februari 2014 lalu, tingkat ketiga KA baru yang diluncurkan PT KAI masih rendah. Menurut Manajer Humas PT KAI (Persero) Daop VI Yogyakarta, Bambang S Prayitno, pihaknya memperpanjang harga promo pada KA Kalijaga relasi SoloSemarang, KA New Sidomukti

segala persyaratan pendirian suatu usaha telah dipenuhi.

Kakaban, Aplikasi Pendukung Hospitality System Diluncurkan

Kedai Djadoel, Menu Jadul SOLO—Memulai usaha lantaran bosan telah bekerja selama 5 tahun di perusahaan jasa, pemilik usaha Kedai Djadoel, Pak Coco, begitu ia akrab disapa, menjadikan menu tradisional Indonesia sebagai hidangan andalan di warungnya. Selain menu tradisional yang ditawarkan, kedai yang terletak di kawasan Jalan Kartika 14 Ngoresan Solo ini juga menyediakan ice cream djadoel atau es krim puter. Soal harga, bapak dua anak ini mengaku memasang harga terjangkau untuk setiap menu di warungnya. Menu makanan tradisional seperti nasi gudeg dapat dinikmati dengan harga Rp 6.000 per porsi dan selat hanya seharga Rp 7.500 per porsi. Kemudian sup matahari hanya seharga Rp 5.000 per porsinya. Usaha yang baru dibukanya sejak Februari 2014 lalu ini, mulanya hanya menyediakan ice cream djadoel sebagai menu utama. Namun karena ibu kandungnya, Ibu Sugimin, punya keahlian memasak dan memiliki rasa yang lezat di setiap masakannya, ia pun berani untuk memasarkannya. Melirik konsep layaknya di acara pernikahan, ia pun menyediakan menu es krim dan sup matahari. “Nah, ini dibuat konsepnya seperti di mantenan,” tukasnya. Dengan modal awal se-

kebijakan yang mempermudah untuk investasi, dalam hal

Pengusaha Baru Ia menjelaskan, bahwa saat ini Indonesia masih banyak membutuhkan pengusaha baru, mengingat persentase pengusaha yang jauh lebih rendah dibanding negara lain.

“Untuk itu diperlukan sebuah hubungan yang sinergis antara pemerintah dan pengusaha sejak awal. Dengan sinergisitas yang tercipta nantinya diharapkan iklim investasi akan lebih lancar,” tambah Arief. Sementara itu, Direktur PT Aaliyah, Januaransyah mengatakan kepada Joglosemar bahwa dalam Sittez kali ini diikuti oleh UMKM (Usaha Menengah Kecil dan Mikro) serta Badan Penanaman Modal Terpadu dari berbagai wilayah di Indonesia. “Total Sittez 2014 kali ini terdiri atas 46 stan, dimana perhelatan kali ini merupakan yang kedua di Surakarta. Sedangkan untuk rangkaian kegiatan serupa Aaliyah diselenggarakan di daerah lain seperti Semarang dan Bandung,” papar Januaransyah. Dijelaskan, bahwa dalam pameran Sittez, pihaknya lebih menekankan pada promosi yang dilakukan oleh peserta terkait dengan potensi yang dimiliki oleh daerahnya. “Sedangkan untuk target transaksi selama pameran kami mematok angka sekitar Rp 500 juta hingga Rp 750 juta,” urai Januaransyah. n Okky Meidia Fajar

bulannya 60 persen, sementara KA Ajisaka load factor-nya sebesar 40 persen,” ujarnya. Bambang mengakui, jika dilihat rata-rata per harinya, tingkat load factor ketiga KA baru cenderung meningkat hanya pada saat musim liburan tiba. Misalnya, KA New Sidomukti relasi Solo-Yogyakarta yang meningkat load factor-nya ketika akhir pekan (SabtuMinggu), dan ketika liburan tanggal merah. Dimana tingkat load factor-nya bisa meningkat di kisaran 56 hingga 104 persen. “Masih rendahnya tingkat load factor, kemungkinan besar dikarenakan masyarakat belum mengetahui,” imbuhnya. n Paramita Sari Indah

Joglosemar | Yuhan Perdana

BERI CENDERA MATA—Presiden Komisaris PT Sun Motor Group, Imelda Tio Sundoro (dua kanan) menyerahkan cendera mata pada Walikota Surakarta, FX Hadi Rudyatmo usai meresmikan The Royal Surakarta Heritage secara simbolik, Kamis (22/5).

The Royal Surakarta Heritage

Berciri Batik, Mantap Rebut Simpati Tamu SOLO—Diresmikan oleh Walikota Surakarta, FX Hadi Rudyatmo pada Kamis (22/5), akhirnya The Royal Surakarta Heritage kian memperkokoh posisinya sebagai hotel upscale (kelas atas-red) di Indonesia, dengan predikat baru yang disandang yakni menjadi Hotel MGallery pertama di Jawa Tengah. Bahkan baru-baru ini diketahui, The Royal Surakarta Heritage juga dinobatkan menjadi Hotel Berinterior Kebudayaan Jawa dengan Nuansa Motif Batik Pertama di Indonesia bahkan di Dunia. Diceritakan Presiden Komisaris PT. Sun Motor Group, Imelda Tio Sundoro, The Royal Surakarta Heritage terlahir dari sebuah inspirasi di lingkungan sekitar bangunan, dimana berbuah menjadi peluang bisnis yang memiliki potensi yang sangat besar. Kata Imelda, The Royal Surakarta Heritage merupakan peralihan dari bekas bangunan perkantoran, yang kemudian dija-

dikannya Hotel Best Western. ”Bangunan ini merupakan peralihan dari bekas bangunan Bank Harapan Sentosa (BHS) yang dilikuidasi, sebelum saya ubah menjadi hotel berbintang karena lokasi bangunan strategis berada di tengah Kota Solo. Karena ketika itu, persaingan industri mulai ketat saya pun berpikir mengubahnya menjadi hotel yang memiliki konsep khas,” ungkapnya saat berada di sesi press conference Grand Opening The Royal Surakarta Heritage MGallery, Kamis (22/5). Melihat lingkungan sekitar bangunan yang berdekatan dengan bangunan bersejarah dan pusat batik di Kota Solo, seperti Keraton Kasunanan Surakarta, Pasar Klewer, Kampung Batik Kauman, dan lainnya, Imelda pun lalu merombak total bangunan hotel yang semula berarsitektur dan berinterior Eropa, menjadi konsep Jawa dengan mengusung nuansa Batik. n Paramita Sari Indah


24

Menu ezat

Jagad Kulinernya Wong Solo

Bumbu Pawon

sia

Tabloid Wanita Indone

Lobster Thermidor

B

ahan-bahan makanan yang berasal dari laut atau kerap kita panggil dengan seafood, menjadi bahan makanan yang memiliki banyak sekali penggemar, mulai dari anak-anak, hingga orang dewasa. Hampir semua bahan seafood jadi favorit, salah satunya adalah lobster. Jika biasanya udang berukuran besar ini hanya biasa dimasak di restoran, kali ini kami menawarkan resep lobster yang bisa jadi inovasi masakan lezat bagi keluarga di rumah.

jumat, 23 mei 2014

Rp 500.000/ 4 kali tayang Ukuran 2 kolom x 100 mmk Tayang setiap hari Jumat Bonus satu bulan pemasangan iklan di joglosemar.co CP: Krisna Jingga - 085647180027

Chilli Dog ala Solo I,

Cita Rasa Negeri Asal “Sebagai makanan yang berasal dari Amerika dan Meksiko, tentu cita rasanya harus tetap dipertahankan. Dengan kekuatan pada topping sauce yang diolah sedemikian rupa, kami tetap menjaga bagaimana rasa asli Chilli Dog disuguhkan seperti di negara asalnya,” jelasnya. Tidak dapat disebut chilli dog jika tidak ada sosis dan roti yang membalutnya. Dengan roti yang dipilih dengan standar tertentu, membuat chilli dog menjadi sajian yang sangat menggoda rasa. Belum lagi sosisnya yang terasa lembut, dengan kematangan yang merata, begitu cocok jika disantap dengan Meksiko sauce pada topping-nya. Uniknya, sosis yang digunakan oleh Chief Michelle pada chilli dog merupakan sosis dengan ukuran terbilang besar. “Untuk roti diolah dengan cara di-toast, sedangkan untuk sosis dengan cara dipensir. Sama saja untuk pengolahannya hanya saja bahan dan cita rasa asli yang diberikan untuk Chilli Dog ini yang menjadikan rasanya istimewa,” tambah Michelle. Sedangkan untuk pelengkap, Solo I juga menambahkan sajian berupa kentang goreng alias french fries. Kaya akan karbohidrat, sehingga menambah lengkap predikat sebagai makanan khas negara barat. Untuk menikmati menu dengan cita rasa negara asal ini, Anda dapat mengunjungi Solo I Resto di Jalan Kenanga Badran, cukup dengan harga Rp 35.000. Siap menjaga idealisme selera makanan Anda. n Okky Meidia Fajar

Sebagai makanan yang berasal dari Amerika dan Meksiko, tentu cita rasanya harus tetap dipertahankan. Michelle

Head Chief Solo I

B

Bahan-Bahan: u 600 gram udang ukuran besar, bersihkan u 200ml anggur putih u 11 sdt mustard u 1 sdt merica bubuk u 1 sdt saus worchestershire u 1 sdm keju permesan, untuk taburan Saus Krim: r 40 gram menterga r 40 gram tepung terigu r 250 ml susu cair r 60 ml krim segar Cara Membuat: 1. Panaskan mentega. Masukkan tepung terigu, aduk rata. 2. Masukkan susu cair dan krim segar. Masak dengan menggunakan api sedang, sambil diaduk-aduk sampai mengental. Angkat dan sisihkan. 3. Panaskan saus krim, masukkan anggur putih, mustard, merica bubu. Aduk rata. 4. Tambahkan saus worchestire, garam dan udang. Aduk hingga rata. 5. Masak sampai udang berubah warna. Angkat. 6. Kemudian panggang sampai berwarna kuning kecokelatan, sambil dibolak-balik dan diolesi dengan sisa saus krim. Angkat. 7. Sajikan dengan taburan keju permesan. Keterangan: Untuk satu porsi Sumber: Menu Pintar Tabloid Wanita Indonesia. n Paramita Sari Indah

Lorin Hotel

Lorin Tawarkan Holiday Fiesta Package SOLO—Menyambut musim liburan sekolah, Lorin Solo Hotel telah mempersiapkan paket liburan bertajuk Holiday Fiesta Package yang dikemas khusus bagi a n d a y a n g i n g i n menghabiskan wa ktu libur bersama keluarga di Lorin pada tanggal 29 Juni 2014 sampai 13 Juli 2014 mendatang. Hanya dengan Rp 888.000 (type Deluxe), anda tidak hanya mendapatkan kenyamanan menginap di satu– satunya hotel berbintang lima berkonsep resort di Solo Raya. “Tetapi juga aneka benefit tambahan seperti makan pagi di Sasono Bujono Restaurant

Promo Iklan Kuliner

untuk dua orang dewasa dan dua anak berusia di bawah 12 tahun, Kupon Fiesta untuk makan malam di Kampoeng Ikan Restaurant (untuk 4 orang ), voucher Spa senilai Rp 100.000, voucher discount di Pandawa WaterWorld, antar jemput dari dan ke stasiun serta Bandara, bebas penggunaan kolam renang serta fitness centre. Untuk informasi dan pemesanan harap menghubungi 0271.724500 ext 561,” papar Kartika Oktavia Pravitasari, Public Relations Manager Lorin Solo Hotel dalam rilis yang diterima Joglosemar, Kamis (22/5). n Didik Kartika | Adv

anyaknya ragam kuliner yang ada di kota Solo memang tampak memanjakan lidah. Tidak hanya makanan asli daerah tetapi juga banyak tersedia makanan yang berasal dari negara asing. Kendati demikian, karena berasal dari negara lain, tidak sedikit restoran atau rumah makan yang sedikit mengubah cita rasa pada masakannya. Hal ini dengan tujuan untuk menyesuaikan dengan lidah wong Solo yang lebih familiar pada masakan dengan rasa lokal. Sehingga, rasa asli yang dimiliki oleh makanan tersebut sudah dimodifikasi, bukan lagi sesuai selera asalnya. Akan tetapi, bagi sebagian kita mungkin masih berusaha mempertahankan idealisme sebuah cita rasa pada makanan, sesuai dengan daerah asalnya. Seperti salah satu menu yang ditawarkan oleh Solo I, yaitu Chilli Dog. Sebuah makanan yang berasal dari Amerika–Meksiko, tetap ditampilkan apa adanya sebagai sebuah makanan asing meskipun hadir untuk lidah orang Jawa. Secara tampilan, mungkin tidak banyak berbeda dengan chilli dog yang biasa kita temui di rumah makan. Roti dengan isi sosis, serta topping yang begitu menggoda untuk dicoba. Tetapi anggapan ini langsung berubah saat mulai coba mencicipnya. Saat mencoba topping-nya, sudah terasa bahwa ini merupakan makanan asal Meksiko. Chilli khas Meksiko, yang terdiri dari daging cincang, paprika, serta tomat merupakan sebuah cita rasa tersendiri saat mencecapnya. Bukan seperti makanan luar yang coba dilokalkan, Chilli Dog ini begitu berani menampilkan cita rasa khas negara asalnya, tanpa rasa canggung memperkenalkan keaslian selera. Daging cin-

Chilli Dog Joglosemar | Yuhan Perdana

cang yang begitu lembut, berpadu dengan paprika yang diracik sempurna terasa bersatu saat dikunyah. Belum selesai di sini, chesse sauce yang juga menjadi bagian dari topping Chilli Dog, memberikan sensasi rasa tersendiri, gurih khas keju bercampur daging dan paprika yang sudah bercampur begitu lembut. Topping Sauce Menurut Head Chief Solo I, Michelle saat menyampaikan kepada Joglosemar mengenai hasil olahannya mengatakan, bahwa cita rasa asli makanan suatu daerah memang ingin ditampilkan pada Chilli Dog, melalui topping-nya.

Cantik

Hanya ada di Solo

Jl. Adi Sucipto 56 A, Solo Telp. 0271-731978 email: imamm_39@yahoo.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.