together DESAIN WAR NA OLEH JOTUN
DINDING: JOTUN 5516 IRON BLUE
DINDING DAN RAK: JOTUN 2040 LIGHT GRANITE
MEJA: JOTUN 2011 ANTIQUE BRASS
DINDING: JOTUN 3377 SLATE LAVENDER
DINDING: JOTUN 7236 CHI KABINET: JOTUN 10235 SUMMER SUN
TIME TO RECONNECT Manusia adalah hewan sosial; kita berkembang saat adanya keterhubungan dengan yang lain. Waktu yang kita luangkan bersama teman dan keluarga memperkaya diri kita, membawa manfaat yang terbukti bagi kesehatan tubuh dan kesejahteraan pikiran. Selalu bersama-sama sungguh membantu kita untuk hidup lebih lama dan lebih bahagia. Bagi banyak di antara kita, kita merasa sangat membutuhkan untuk saling terhubung dengan yang lain secara lebih mendalam daripada yang kita lakukan saat ini. Mengobrol, tertawa, bergosip, atau bahkan sekadar berbagi momen keheningan yang menyenangkan bersama-sama. Berada di dalam ruangan yang sama dengan orang lain bisa meningkatkan suasana hati atau memicu sebuah ide baru. Warna menggenggam kekuatan yang serupa warna bisa menenangkan atau meningkatkan semangat kita, menjernihkan pikiran atau menghentakkan awal kreativitas kita. Di Jotun, kami dibuat takjub dengan cara kami mengelilingi diri kami sendiri dengan menata corak kehidupan kami sehari-hari. Dan pada tahun ini, tema warna yang kami ciptakan dirancang satu demi satu untuk mencerminkan dan meningkatkan setiap aspek yang berbeda dari identitas dan gaya hidup kami masing-masing, namun semuanya itu berakar pada kebutuhan manusia untuk berbagi ruang dan waktu bersama-sama orang lain. Bagaimanapun juga, kita memang ditakdirkan untuk bersama-sama. COLOURS FROM PLAYFUL PALETTE
Lisbeth Larsen Global Colour Manager, Jotun
HALAMAN DEPAN: DINDING: JOTUN 6384 WISH DINDING DAN PLAFON : JOTUN 6383 IMAGINE
DINDING: JOTUN 12179 EMBRACE KUSEN: JOTUN 1303 CAPPUCCINO PLAFON: JOTUN 1303 CAPPUCCINO
EMBR ACE M AKE SPACE FOR MOMENTS THAT M ATTER
DINDING: JOTUN 1259 RUSTY DAPUR: JOTUN 1973 OBJECTIVE
Kehormatan terbesar yang dapat Anda lakukan untuk sebuah rumah adalah tinggal di dalamnya. Interior tanpa noda dan sempurna, di mana setiap permukaan berkilau, setiap kontur bersih, dan setiap garis terukur lurus hingga terlihat bagus di kamera, namun di antara kesemuanya itu terdapat ruang kecil yang disisakan untuk ketidaksempurnaan yang bernilai dalam kehidupan nyata. Di dalam rumah yang dihuni itu tentunya menggaungkan kenangan demi kenangan; dinding-dindingnya bercerita. Ketika kisah Anda diceritakan - dalam warna dan tekstur dinding, benda-benda dan karya seni di rak-rak, derit papan lantai yang renggang, lekuk pada gagang kuningan - itulah yang diartikan sebagai rasa memiliki.
WALL: JOTUN 11130 SHADE
SMOOTH LUXURIOUS FINISH DESIGNED TO LAST Hasil akhir yang indah dari Majestic True Beauty Matt mengubah rumah Anda menjadi ruang yang diinginkan, rumah yang akan menjadi impian banyak orang. Hadir dengan warna-warna indah dan cerah yang tahan lama bahkan setelah bertahun-tahun.
DINDING, PINTU DAN BANGKU: JOTUN 1303 CAPPUCCINO
Warna dan elemen alami memberi ruang untuk momen-momen unik agar terasa, dan kenangan-kenangan pun tertata. Corak pedesaan dari elemen bumi dan bebatuan mendorong kita untuk bersikap tenang dan membumi saat ini, demi tumbuhnya rasa tentram dan suka cita dalam kesederhanaan.
JOTUN 1875 SENSE Krem keemasan yang lembut kontras halus dari warna alam.
JOTUN 1303 CAPPUCCINO
JOTUN 0280 CARAVAN
JOTUN 1909 CHALK OCHRE
JOTUN 11130 SHADE
Rona krem kekuningan. Sentuhan emas yang terbuka.
Warna coklat keemasan berpasir, sangat seimbang.
Membungkus kuning. Asli dan meyakinkan.
Abu-abu dengan corak bumi. Beralas dan alami.
JOTUN 1876 WILD EARL Warna emas netral. Warna krem y ang sempurna.
Ruang hidup yang benar-benar tak lekang oleh waktu harus mengusung adanya keseimbangan antara seni dan alam – dan sebagian dikurasi, sebagian organik. Dalam sebuah harmoni yang ditumbuhkembangkan antara kemewahan dan fungsi, tidak ada satu pun yang tidak penting, oleh karena itu semuanya indah.
JOTUN 12179 EMBRACE
JOTUN 1259 RUSTY
JOTUN 5516 IRON BLUE
Terakota lunak. Dermawan, membungkus dan ramah.
Terakota yang dibakar. Pedesaan dan jujur.
Perpaduan biru-abu-abu yang sempurna. Mentah dan kontras.
Semua warna yang direproduksi ditampilkan sedekat mungkin dengan warna cat sebenarnya karena teknik pencetakan modern memungkinkan. Jika pencocokan warna sangat penting, sampel yang diterapkan disarankan. Warna hanya dapat ditampilkan dengan benar menggunakan Majestic atau produk Jotun lainnya yang diwarnai dengan Jotun Multicolor Tinting System.
DINDING: JOTUN 5516 IRON BLUE
DINDING: JOTUN 1875 SENSE
MEJA: JOTUN 1876 WILD EARL
THE BEST PAINT FOR A BEAUTIFUL AND HEALTHY HOME Majestic Perfect Beauty & Care menghadirkan warna abadi dan kilau sempurna pada dinding Anda. Dengan emisi minimal dan komposisi bau rendah, produk ini mudah diaplikasikan seperti yang terlihat.
DINDING: JOTUN 11130 SHADE
DINDING, TANGGA DAN KUSEN: JOTUN 0280 CARAVAN
WAR NA MEMBERI RUANG UNTUK MOMEN-MOMEN UNIK AGAR TERLIHAT.
Dalam estetika yang sederhana dan terukir ini, gaya interior bukanlah sesuatu yang kita paksakan pada lingkungan kita, akan tetapi merupakan sebuah percakapan dengan ruang yang memeperindah disertai benda-benda yang kita perkenalkan padanya. Sebuah cerita yang sedang berlangsung. Sebuah kenangan yang sedang diciptakan. Material-material yang jujur, mentah, permukaan-permukaan bertekstur, dan keindahan dari keganjilan dan tanpa polesan berpadu untuk menciptakan sebuah atmosfer kehangatan manusiawi yang sejati. Di dalam rumah seperti itulah, setiap orang akan selalu merasa diterima.
DINDING: JOTUN 1909 CHALK OCHRE
DINDING DAN PLAFON: JOTUN 8565 HOPE DINDING JOTUN 6384 WISH
PLAYFUL FREEDOM TO BE BOLD AND CREATIVE
DINDING: JOTUN 0125 PALM LEAF
Warna selalu menginspirasi kita. Dikreasikan dengan penuh percaya diri dan talenta, hingga menyita kita dengan sensasi dan langsung menyentuh pada apa yang kita rasakan. Berani dan ceria, dilimpahi rasa optimis dan harapan, sejumlah warna sungguh memikat tepat di hati Anda. Rumah kita adalah perluasan dan representasi dari diri kreatif kita. Rumah kita mencerminkan dan meningkatkan kepribadian kita, memperkuat kekuatan kita untuk menjadi positif dan mengingatkan kita akan kegembiraan hidup.
DINDING: JOTUN 7236 CHI MEJA: JOTUN 10235 SUMMER SUN
SMOOTH LUXURIOUS FINISH DESIGNED TO LAST Memadukan kecanggihan modern dan fitur sangat mudah dibersihkan, Majestic True Beauty Sheen menyeimbangkan hasil akhir kemewahan dengan kesederhanaan, memastikan dinding Anda meninggalkan kesan abadi.
DINDING (KANAN): JOTUN 6383 IMAGINE DINDING (KIRI): JOTUN 6384 WISH
DINDING DAN PLAFON: JOTUN 20186 LAVENDER TOUCH DINDING (KIRI): JOTUN 8565 HOPE
Interior yang kreatif akan menginspirasi pikiran kreatif pula. Membangun semesta inspirasi dalam paduan warna pirus dan hijau yang energik, kuningnya sinar matahari dan tambahan warna lavender - tak terbatas, bebas lepas, leluasa untuk mencetuskan kegembiraan.
JOTUN 7236 CHI Putih alami. Kontras yang tajam.
JOTUN 6383 IMAGINE
JOTUN 6384 WISH
JOTUN 6084 SEA EMERALD
Biru kehijauan sejuk. Penuh harapan dan mimpi.
Tosca segar. Menginspirasi dan kreatif.
Hijau laut yang segar. Jelas dan menenangkan.
JOTUN 8565 HOPE
JOTUN 0125 PALM LEAF
JOTUN 20186 LAVENDER TOUCH
Hijau rumput yang lembut. Nafas musim semi.
Hijau keemasan. Ceria dengan sentuhan tropis.
Lavender semu, dengan bisikan abu-abu.
Dorongan hati untuk mengekspresikan diri dalam warna yang hidup, demi membuat rumah kita menjadi sebuah kebanggaan pribadi pun kian kuat - kita bisa menantang, penuh eksperimen, bahkan provokatif dalam pilihan-pilihan interior kita. Terkadang, hidup ini terlalu singkat untuk dijadikan lengang.
JOTUN 1775 FRESH PASTA
JOTUN 10235 SUMMER SUN
JOTUN 3377 SLATE LAVENDER
Kuning yang memberi energi. Cerah dan mengundang.
Rona kuning cerah. Energik dan ceria.
Lavender yang kalem. Elegan dan serbaguna.
Semua warna yang direproduksi ditampilkan sedekat mungkin dengan warna cat sebenarnya karena teknik pencetakan modern memungkinkan. Jika pencocokan warna sangat penting, sampel yang diterapkan disarankan. Warna hanya dapat ditampilkan dengan benar menggunakan Majestic atau produk Jotun lainnya yang diwarnai dengan Jotun Multicolor Tinting System.
MEJA: JOTUN 3377 SLATE LAVENDER
DINDING: JOTUN 6084 SEA EMERALD
DINDING: JOTUN 3377 SLATE LAVENDER DINDING DAN PLAFON: JOTUN 1775 FRESH PASTA DINDING: JOTUN 7236 CHI BULATAN: JOTUN 20186 LAVENDER TOUCH
A BEAUTIFUL HOME THROUGH THE FINER DETAILS Tingkatkan keindahan rumah Anda dengan hasil akhir yang sempurna dari Majestic Supreme Finish,cat berbasis air baru kami untuk kayu dan trim.
DINDING JOTUN 20186 LAVENDER TOUCH PANEL: JOTUN 3377 SLATE LAVENDER
INTERIOR KREATIF JUGA MENGINSPIR ASI PIKIR AN KREATIF.
Rangkulah keingintahuan Anda dan jelajahi segala kemungkinannya. Bermain-mainlah dengan gaya retro; cobalah perpaduan material dan benda yang tak biasa; kreasikan kontras warna yang membuat Anda terlihat luar biasa. Rayakan kebebasan bereksperimen. Sekaranglah waktunya untuk kembali berkreasi. Semakin banyak waktu yang kita luangkan di rumah, semakin kita memahami kekuatan yang terkandung dalam emosi kita. Saat ini, banyak di antara kita merasa lelah hidup netral. Karenanya, kami ingin membawa kembali warna dan energi itu ke dalam hidup kita, untuk memberi ruang bagi segala sesuatu yang artistik.
DINDING: JOTUN 7236 CHI MEJA DAN KABINET: JOTUN 10235 SUMMER SUN
DINDING: JOTUN 12182 GENTLE WHISPER PLAFON : JOTUN 1376 MIST MEJA: JOTUN 2011 ANTIQUE BRASS
CHERISH SPACE TO REFLECT, RESTORE AND RECONNECT
DINDING: JOTUN 12180 PRESENT
Rumah kita adalah tempat perlindungan kita, tempat kita kembali, ruang yang menenangkan dan menyegarkan kita kembali. Di rumah, kita membiarkan melepas topeng kita dan benar-benar menjadi diri kita sendiri, terbuka dan tanpa dikawal, bebas untuk berbagi berbagai pemikiran dan ide kita bersama keluarga dan teman-teman kita dengan jujur dan percaya diri. Warna yang lembut, menenangkan, dan permukaan yang halus secara alami mengundang percakapan dan kontemplasi, momen-momen keterhubungan - baik dengan orang lain maupun dengan diri kita yang lebih dalam - yang baik bagi jiwa.
DINDING DAN RAK: JOTUN 20184 THOUGHTFUL DINDING DEPAN DAN KUSEN: JOTUN 20185 FRIENDLY PINK
MEJA: JOTUN 2011 ANTIQUE BRASS
SMOOTH LUXURIOUS FINISH DESIGNED TO LAST Hasil akhir yang indah dari Majestic True Beauty Matt mengubah rumah Anda menjadi ruang yang diinginkan, rumah yang akan menjadi impian banyak orang. Hadir dengan warna-warna indah dan cerah yang tahan lama bahkan setelah bertahun-tahun.
DINDING DAN RAK: JOTUN 2040 LIGHT GRANITE DINDING (KIRI): JOTUN 1376 MIST
Berilah ruang untuk ketentraman. Corak bebatuan yang pucat dan tanah yang cerah mampu menenangkan dan menjernihkan pikiran, memberi ruang bagi kita untuk mengekspresikan diri. Setelah masa-masa tanpa kepastian, aksen alami nan lembut mengingatkan kita bahwa rumah seumpama batu yang menahan kita, pelabuhan kita dalam badai.
JOTUN 1376 MIST Hangat, abu-abu lembut putih. Menarik dan inklusif.
JOTUN 12180 PRESENT
JOTUN 12181 SOFT COMFORT
Krem bebatuan. Halus dan membumi.
Krem yang lebih gelap dan lebih lembut. Hangat dan nyaman.
JOTUN 12182 GENTLE WHISPER
JOTUN 20185 FRIENDLY PINK
JOTUN 20184 THOUGHTFUL
Abu-abu terang. Bernuansa dan bijaksana.
Nuansa merah muda yang berdebu. Baik dan menenangkan.
Rona bumi berwarna merah jambu. Peduli dan menenangkan.
Inilah warna-warna Ikenyamanan, bersih namun tidak steril, sejuk namun tak pernah dingin. Dipadukan dengan tekstil yang segar dan tekstur yang halus, hingga terciptalah lingkungan yang memuaskan dan kaya nuansa, tempat tubuh dan pikiran menjadi terhubung, puas, dan seimbang.
JOTUN 2011 ANTIQUE BRASS
JOTUN 2040 LIGHT GRANITE
JOTUN 8281 PALE LINDEN
Persik emas. Elegan dan cantik.
Merah muda teredam. Alami dan positif.
Warna hijau yang lembut dan kalem. Luas dan tenang.
Semua warna yang direproduksi ditampilkan sedekat mungkin dengan warna cat sebenarnya karena teknik pencetakan modern memungkinkan. Jika pencocokan warna sangat penting, sampel yang diterapkan disarankan. Warna hanya dapat ditampilkan dengan benar menggunakan Majestic atau produk Jotun lainnya yang diwarnai dengan Jotun Multicolor Tinting System.
DINDING: JOTUN 20184 THOUGHTFUL
DINDING: JOTUN 12181 SOFT COMFORT
DINDING DAN KUSEN: JOTUN 8281 PALE LINDEN
THE BEST PAINT FOR A BEAUTIFUL AND HEALTHY HOME Majestic Perfect Beauty & Care menghadirkan warna abadi dan kilau sempurna pada dinding Anda. Dengan emisi minimal dan komposisi bau rendah, produk ini mudah diaplikasikan seperti yang terlihat.
DINDING: JOTUN 12182 GENTLE WHISPER PANEL: JOTUN 20185 FRIENDLY PINK
WAR NA MEMBERI RUANG UNTUK MOMEN-MOMEN UNIK AGAR TERLIHAT. Warna-warna netral nan lembut, warna-warna karakter kulit, warna merah muda berpasir, dan warna hijau yang kalem – corak-corak bersih dan polos yang menawarkan keserbagunaan yang tenang dan nuansa karakter tersendiri. Inilah aksen minimalis yang bermakna. Menempatkan palet lanskap yang terlukis ke dinding dan langit-langit akan membuat rumah kita terbuka bagi energi-energi positif yang memberi informasi dan meningkatkan kehidupan kita sehari-hari. Dengan latar belakang ini, kita dan orang-orang yang kita cintai dapat melepas lelah dan menata ulang di ruang-ruang di mana kita berbagi. .
DINDING: JOTUN 12182 GENTLE WHISPER PEDESTAL: JOTUN 1376 MIST
THE ART OF M AKING COLOUR A BALANCE OF AESTHETIC SENSITIVIT Y AND TECHNICAL FINESSE
KENYAMANAN VISUAL Warna bisa menjadi cara yang brilian untuk mengubah tampilan dan nuansa ruang apa pun. Di Jotun, kami memahami peran warna dalam menciptakan suasana yang sempurna, dan misi kami adalah merancang warna yang memenuhi preferensi pribadi dan memenuhi kebutuhan individu. Dalam hal memilih rona nuansa, saran yang kami berikan selalu sama: pilih warna yang memberi Anda kenyamanan visual.
SKEMA WARNA INDAH Menggabungkan rona nuansa dari palet yang sama akan memastikan ekspresi warna yang harmonis dan koheren, tetapi jangan ragu untuk mencampur dan mencocokkan warna dari berbagai tema untuk membuat palet pribadi Anda sendiri. Yang terpenting adalah warna yang Anda pilih menciptakan suasana di mana Anda berkembang.
DINDING DEPAN: JOTUN 1909 CHALK OCHRE DINDING DAN PLAFON: JOTUN 6383 IMAGINE DINDING: JOTUN 2040 LIGHT GRANITE
MOODBOARD EMBRACE
MOODBOARD PLAYFUL
MOODBOARD CHERISH
DINDING DAN PEDESTAL: JOTUN 5516 IRON BLUE
DESAIN WARNA Menciptakan warna baru adalah hasrat Jotun. Kesuksesan kami selalu menuntut keseimbangan yang sempurna antara pemahaman estetika dan keahlian teknis. Pengalaman bertahun-tahun bekerja dengan warna tidak hanya memberi kami apresiasi yang mendalam untuk rona dan nuansanya, tetapi juga pengetahuan mendetail tentang cara menangkap dan mengekspresikannya dalam cat.
RESEP WARNA YANG UNIK Bagian penting dari kreasi warna adalah mengembangkan nuansa yang sesuai dengan produk Jotun yang berbeda. Setelah warna dibuat, langkah selanjutnya adalah menyesuaikan warna dengan formula produk yang unik. Setiap resep warna Jotun dioptimalkan dengan cermat untuk portofolio produk global kami.
JOTUN COLOUR TECH L AB Menciptakan warna cat berkualitas tinggi membutuhkan bahan-bahan terbaik dan perhatian terhadap estetika. Lab teknologi warna kami mengubah ide awal menjadi resep terbaik yang menciptakan warna dinding yang sempurna untuk permukaan setiap skala.
COLOUR ASSURANCE Resep unik kami menjamin bahwa setiap warna tetap sama di bawah sumber cahaya yang berbeda, dengan akurasi warna dan daya tutup yang sangat baik. Setiap warna pada kartu warna sama persis dengan warna yang akan muncul di dinding anda.
DINDING: JOTUN 12179 EMBRACE
PERFECT COLOURS FOR LONG LASTING BEAUTY MAJESTIC PERFECT BEAUTY & CARE The best paint for a beautiful healthy home • Healthy Home • Rich Beautiful Colours • Covers Cracks Perfectly • Longest Lasting Easy Clean Colours
MAJESTIC TRUE BEAUTY SHEEN Smooth luxurious finish designed to last • True Colour Experience • Luxurious Smooth Finish • Superior Easy Clean • Anti Bacteria & Anti Fungal
MAJESTIC TRUE BEAUTY MATT Smooth luxurious finish designed to last • True Colour Experience • Luxurious Smooth Finish • Superior Easy Clean • Anti Bacteria & Anti Fungal
MAJESTIC SUPREME FINISH A beautiful home through the finer details • Beautiful flawless finish • Superior Easy Clean • Low Odour • Fast Drying Time
MAJESTIC PRIMER FOR WOOD AND TRIMS Accentuates the gorgeous colour and lifespan • Enhances Beautiful Colours • Low Odour • Good Adhesion
MAJESTIC PRIMER Enhances beautiful colours & improves colour last • Low Odour • Water Resistant • Good Adhesion • Alkaline Resistant
PT JOTUN INDONESIA Kawasan Industri MM2100, Blok KK-1 Cikarang Barat, Bekasi 17520 Tel : 021-89982657 Fax: 021- 89982658
www.Jotun.co.id DINDING: JOTUN 3377 SLATE LAVENDER MEJA: JOTUN 6384 WISH
Photographers: Line Klein and ©Trine Hisdal/Tinagent Stylist team: Kråkvik & D’Orazio Design: Allegro
MAJESTIC INTERIOR PAINTS