Beasiswa Pemerintah Jepang (Monbukagakusho Monbukagakusho/MEXT) /MEXT) Bagian Pendidikan Konjen Jepang di Surabaya
Jumlah mahasiswa Indonesia di Jepang
Pada saat ini ada 138.075 mahasiswa asing belajar di Jepang (1 Mei 2011).
Termasuk diantaranya 2.162 mahasiswa dari Indonesia, 682 (31%) diantaranya penerima Beasiswa Pemerintah Jepang (Beasiswa Monbukagakusho/MEXT) (Monbukagakusho/MEXT adalah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Olahraga, Ilmu Pengetahuan, dan Teknologi Jepang.)
Setiap tahun kurang lebih 180 orang berangkat ke Jepang sebagai penerima Beasiswa Monbukagakusho.
Fasilitas Beasiswa Monbukagakusho
Bebas biaya ujian masuk, biaya kuliah, dan uang pendaftaran Tiket kelas ekonomi p.p. Indonesia (Jakarta) – Jepang Tunjangan setiap bulan Program Research Student dan Program Teacher Training : ¥143.000/bulan (tahun 2012) Program lain-lain: ¥117.000/bulan (tahun 2012)
Tanpa ikatan dinas
Jenis Program Beasiswa Monbukagakusho <bagi lulusan S1 (D4) / S2> Program Research Student Program Research Student U to U <bagi lulusan SLTA> Program Undergraduate (S1) Program College of Technology (D3) Program Specialized Training College (D2) <bagi guru SD, SLTP, SLTA> Program Teacher Training <bagi mahasiswa/i jurusan kejepangan> Program Japanese Studies Program Japanese Studies U to U
Program Research Student Program riset selama 2 tahun (termasuk 6 bulan belajar bahasa Jepang) Dapat melanjutkan ke program master/doctor apabila lulus ujian masuk program pascasarjana.
Program Research Student [Persyaratan] Luď˝&#x152;ď˝&#x152;usanS-1 (D-4) / S-2 IPK minimal 3,0 di perguruan tinggi tempat belajar terakhir atau EJU minimal 260 (Jumlah 2 mata ujian tidak termasuk bahasa Jepang) TOEFL - 550 / IBT - 79 / CBT - 213 atau nilai Japanese Language Proficiency Test minimal level 2 (N2) Usia di bawah 35 tahun
Program Research Student [Sistem Seleksi] Seleksi dokumen Ujian tertulis (bahasa Jepang atau bahasa Inggris) Wawancara [Jadwal] Pendaftaran: bulan April Berangkat: awal April atau Oktober tahun berikutnya
Program Research Student U to U Pada dasarnya sama dengan Program Research Student. Calon penerima beasiswa akan direkomendasikan ke Monbukagakusho oleh universitas di Jepang yang menjalin kerjasama dengan universitas asal si pelamar. Kedubes Jepang tidak ikut campur dalam proses seleksi.
Program Research Student U to U Bedanya dengan Program Research Student Masa belajar: 1 tahun 6 bulan Berangkat: bulan Oktober
Program Undergraduate (S(S-1) Belajar di universitas Terbuka untuk semua bidang studi Dapat melanjutkan ke jenjang master bila berprestasi baik secara akademik Masa belajar 5 tahun kecuali kedokteran 7 tahun termasuk 1 tahun belajar bahasa Jepang
Program Undergraduate (S(S-1) [Persyaratan] Lulusan SLTA atau sederajat Nilai rata-rata ijazah dan rapor kelas 3 semester terakhir minimal 8,4 Usia lebih dari 17tahun dan kurang 22 tahun [Sistem Seleksi] Standar umum prestasi akademik Ujian tertulis Wawancara [Jadwal] Pendaftaran: bulan Mei Berangkat: awal April tahun berikutnya
Program College of Technology (D(D-3) Belajar di College of Technology (seperti politeknik) Untuk bidang IPA Dapat melanjutkan ke jenjang S-1 sebagai mahasiswa tahun ke-3 apabila berprestasi baik secara akademik Masa belajar 4 tahun termasuk 1 tahun belajar bahasa Jepang
Program College of Technology (D(D-3) [Persyaratan] Lulusan SLTA atau sederajat Nilai rata-rata ijazah dan rapor kelas 3 semester terakhir minimal 8,0 Usia lebih dari 17 tahun dan kurang dari 22 tahun [Sistem Seleksi] Standar umum prestasi akademik Ujian tertulis Wawancara [Jadwal] Pendaftaran: bulan Mei Berangkat: awal April tahun berikutnya
Program Specialized Training College (D(D-2) Belajar di Specialized Training College (Senshu-Gakko) Untuk bidang IPA dan IPS Dapat melanjutkan ke jenjang S-1 sebagai mahasiswa tahun ke-3 apabila berprestasi baik secara akademik Masa belajar 3 tahun termasuk 1 tahun belajar bahasa Jepang
Program Specialized Training College (D(D-2) [Persyaratan] Lulusan SLTA atau sederajat Nilai rata-rata ijazah dan rapor kelas 3 semester terakhir minimal 8,0 Usia lubih dari 17 tahun kurang dari 22 tahun [Sistem Seleksi] Standar umum prestasi akademik Ujian tertulis Wawancara [Jadwal] Pendaftaran: bulan Mei Berangkat: awal April tahun berikutnya
Program Teacher Training Bertujuan meningkatkan mutu guru sebagai tenaga pengajar pada lembagalembaga pendidikan dasar dan menengah. Masa belajar 1 tahun 6 bulan termasuk 6 bulan belajar bahasa Jepang Program non-gelar
Program Teacher Training [Persyaratan] Lulusan S-1 atau D-4 Guru yang mengajar secara aktif di SD, SLTP, SLTA Telah mengajar lebih dari 5 tahun di lembaga pendidikan formal Usia di bawah 35 tahun [Sistem Seleksi] Ujian tertulis Wawancara [Jadwal] Pendaftaran: bulan November Berangkat: awal Oktober tahun berikutnya
Program Japanese Studies Program untuk meningkatkan kemampuan berbahasa Jepang dan memperdalam pemahaman tentang kebudayaan Jepang Masa belajar 1 tahun Program non-gelar
Program Japanese Studies [Persyaratan] Mahasiswa yang masih aktif kuliah di salah satu perguruan tinggi yang mempelajari sastra, bahasa, dan budaya Jepang Mahasiswa dari tingkat 3 ke atas Usia di bawah 30 tahun [Sistem Seleksi] Ujian tertulis Wawancara [Jadwal] Pendaftaran: bulan November Berangkat: awal Oktober tahun berikutnya
Program Japanese Studies U to U Pada dasarnya sama dengan Program Japanese Studies. Calon penerima beasiswa akan direkomendasikan ke Monbukagakusho oleh universitas di Jepang yang menjalin kerjasama dengan universitas pelamar. Kedubes Jepang tidak ikut campur dalam proses seleksi.
Bagian Pendidikan Konjen Jepang di Surabaya Senin-Jumat: 08:30-16:00 (12:00-13:00 tutup) Jl.Sumatera 93, Surabaya (031)503-0008
Bagian Pendidikan Kedutaan Besar Jepang Senin-Jumat: 08:30-16:00 (12:30-13:30 tutup) Jl.M.H.Thamrin 24, Jakarta (021) 3192-4308 E-mail: beasiswa@dj.mofa.go.jp URL: http://www.id.emb-japan.go.jp