GRAPHIC STANDART MANUAL CUPLINK OTW

Page 1

OTW

Graphic Standart Manual



Content Company Profile

Stationary

Introduction Vission & Mission Brand Story

Letterhead Envelope Business Card Folder

Brand Identity

EGD

Concept Logo Grid System Minimum Size Typeface Color Usage

Employee Uniform ID Card Vechicle Other Application Stamp

Supergraphic

Promotion Items

Visual Element Supergraphic

Website Banner Powerpoint Template Brochure Poster

ii


BRAND PROFILE


Company Profile Introduction Berawal disaat berfikir bahwa kopi adalah salah satu sumber daya alam yang potensial bisa memperkenalkan hasil kopi negeri sendiri. Di bentuklah Cupl-link di tahun 2016. Dari rasa cinta terhadap kopi dan sebuah gerobak ice cream yang di renovasi menjadi bar untuk kedai kopi pertamanya di karang tengah, lebak bulus. Setiap hari kami berkerja dan selalu memperbaiki semua lini ekosistem cuplink demi tercapainya sebuah bisnis yang profitable, sustainable dan kebermanfaatan luas.

Compherensive Logo

OTW

5


Company Profile Visi & Misi

Vision Menghadirkan brand Cup-link di seluruh kota.

Mision 1. Digitalisasi sistem. 2. Healty produk. 3. Ambience yang nyaman. 4. Pelayanan seperti sahabat. 5. Keberpihakan ke pada Environment. 6. Selalu belajar.

6


Introduce

Graphic Standart Manual ini dibuat dengan tujuan untuk memberikan penjelasan dan membantu pengguna dalam menggunkan maupun mengaplikasikan brand identity CUP-LINK OTW ini yang berfungsi sebagai petunjuk penggunaan visual berupa elemen visual, layout, logo, penerapan elemen desain pada media, tipografi, hingga warna. Buku ini bertujuan untuk mempermudah pengguna dalam menggunakan brand identity sehingga dalam pemahamannya dapat menjaga konsistensi brand agar esensi dan nilai yang terdapat dalam brand CUP-LINK OTW ini dapat tersampaikan dengan baik.

iii


Company Profile

Our Brand

Big Idea "with a Cup, you get a Link"

Brand Personality Bright

CUP-LINK OTW selalu menggunakan warna-warna yang bright dan untuk mengungkapkan kesan ceria dan fun.

Efficient

CUP-LINK OTW menunjukkan efisiensi bagi para pelanggannya untuk mendapatkan kenyamanan serta pelayanan yang baik dengan biaya yang ekonomis.

Brand Essence Economic

Dapat menikmati kualitas produk yang kami sajikan dengan harga yang ekonomis yang dapat menjadi alternatif untuk semua kalangan.

Eco-friendly

Selalu memperhatikan lingkungan dan menanamkan aspek-aspek kepedulian lingkungan dalam brand itu sendiri.

Comfort

CUPLINK OTW selalu menjaga kenyamanan pelanggan dengan sebaik mungkin. 7


BRAND IDENTITY


Brand Identity Concept Logo Cuplink terdiri dari dua suku kata yaitu Cup dan Link, yaitu sebuah cangkir yang dapat menjalin relasi dan mengispirasi untuk masyarakat luas. Yang mempunyai tagline "with a Cup, you get a Link"

Masterbrand logo terdiri dari logogram, logotype, warna utama, dan warna pembantu.

OTW

9


Brand Identity Concept Logo Logogram Cup-Link OTW adalah dua cangkir yang berkaitan, yang diartikan sebuah tempat untuk berinteraksi dan menjalin relasi baik antar personal maupun organisasi. Penggunaan warna pada logo ialah hitam dan putih yang menandakan adanya keseimbangan. serta menandakan sebuah konklusi antara positif dan negatif dapat membuahkan hasil yang positif.

Logogram

Logotype dibuat simple dan jelas serta adanya tanda baca sebagai pemisah yang mengartikan sebuah interaksi dalam komunikasi.

OTW

Logotype

10


Grid System Logo memiliki struktur yang harus diperhatikan agar dapat mencapai konsistensi di setiap penggunannya. Pengukuran semua elemen logo harus sesuai dengan yang telah dicantumkan.

OTW

11


Minimum Size Logo Standart Ukuran minuman tetap harus memperhatikan kaedah ruang kosong Tidak ada aturan bagi ukuran maksimum selama masih memperhatikan kaedah proporsi logo dan ruang kosong. OTW

OTW

OTW

12


Typeface Berikut adalah jenis font yang dipakai dalam logo. terdiri dari 2 jenis font yang masing-masing dapat digunakan huruf korporat dalam perancangan meda promosi. Primary Typeface

Geometr212 BkCn BT (Dalam Logogram) Aa ABCDEFGHIJKLM NOPQRSTUVWXYZ Book

Aa

abcdefghijklm nopqrstuvwxyz 1234567890

ABCDEFGHIJKLM NOPQRSTUVWXYZ Heavy

abcdefghijklm nopqrstuvwxyz 1234567890 13


Typeface

Secondary Typeface NasalizationRg-Regular (Dalam Logotype)

Aa ABCDEFGHIJKLM NOPQRSTUVWXYZ abcdefghijklm nopqrstuvwxyz

Regular

1234567890 14


Color Usage Warna yang digunakan pada logo harus mengikuti kode warna yang sudah ditentukan..

#020202

70%

C M Y K

: 0% : 0% : 0% : 99%

R G B

:2 :2 :2 OTW

#ffffff

30%

C M Y K

: 0% : 0% : 0% : 0%

R G B

: 255 : 255 : 255

15


Color Usage

BW/Greyscale Pengaplikasian skala warna abu-abu atau greyscale, dan reverse atau pembalikan pada logo.

OTW

OTW

16


Color Usage

Supporting Color Warna ini sebagai pendukung dari warna monokrom logo, warna ini dapat di aplikasikan secara bebas dalam bentuk pembantu elemen visual ataupun berbentuk output secara nyata.

#fdb714

50%

C M Y K

: 0% : 31% : 100% : 0%

R G B

: 253 : 183 : 20

C M Y K

: 100% : 95% : 35% : 34%

R G B

: 37 : 62 : 139

#1d2554

50%

17


SUPER GRAPHIC


Element Visual Supergraphic

Supergraphic dibuat untuk memperkuat dan mengembangkan komunikasi dari CUP-LINK OTW pada pattern supergraphic berasal dari sebuah cup dan konsep dari mobil van serta jalanan yang kemudian dibuat pattern secara acak. Penggunaan supergraphic ini dengan menggunakan pendukung warna yang telah di buat dan di kreasikan dalam bentuk blok warna atau outline warna.

OTW

19


STATIONARY


Letterhead Letterhead menggunakan sistem “Alignment� dimana logo dan keterangan (alamat, nomor, telepon) diletakan pada posisi kiri sedamgkan supergraphic diposisikan di kanan dan kiri masing - masing sisi pojok kertas.

21


1

Envelope Aplikasi identitas visual pada amplop menggunakan sistem alignment, seperti halnya pada letterhead namun dengan diposisikan di sebelah kanan pada logo serta keterangan (alamat, nomor telepon). Amplop ini dipergunakan untuk kertas berukran A4.

22


Name Card Sistem alignment tetap diaplikasikan pada bagian belakang kartu nama dimana berisi keterangan (alamat, normor telepon dll) sedangkan pada bagian depan aplikasi elemen supergraphic dengan sistem balance.

23


Folder

Folder ini dibuat vertical dengan sistem alignment, sama seperto aplikasi pada stationary lainnya. Pada bagian kanan depan terdapat logo dan dibawah supergraphic serta didalam folder terdapat elemen supergraphic.

24


EGD (ENVIRONNMENTAL GRAPHIC DESIGN)


Employee Uniform Polo-Shirt Seragam karyawan CUPLINK OTW menggunakan polo-shirt untuk pemakaian sehari-hari. Dimana pada polo shirt digunakan dua warna pendukung sebagai model desain polo-shirtnya. Serta terdapat logogram didepan dan dibelakang.

26


Employee Uniform T-Shirt Kaos karyawan CUPLINK OTW cocok digunakan dalam kegiatan outdoor, dengan penempatan logogram ditengah dengan medium size serta menggunakan warna biru navy sebagai warna utama kaos ini.

27


Id Card Dalam aplikasi kartu identitas, logo berada diatas dengan layout align left bagian atas. Kartu identitas dibuat dalam dua muka dimana pada tiap sisi diberi visual supergraphic.

28


Vehicle Aplikasi visual pada kendaraan resmi yang dipakai dalam operasional CUPLINK OTW terdiri dari logogram pada bagian tengah dengan disertai elemen pendukung.

29


Other Application Aplikasi-aplikasi lain ini yang digunakan pada identitas visual CUPLINK OTW, ini berupa sebuah packaging beans coffee.

30


Other Application Aplikasi-aplikasi lain ini yang digunakan pada identitas visual CUPLINK OTW antara lain berupa paper bag take away, mug, paper cup.

31


Other Application Aplikasi-aplikasi lain ini yang digunakan pada identitas visual CUPLINK OTW yaitu apron yang digunakan untuk semua karyawan yang sedang bertugas menjadi barista.

32


Stamp Aplikasi visual pada cap resmi CUPLINK OTW ini berupa logo dengan satu warna.

33


PROMOTIONAL ITEMS


Website Website CUPLINK OTW harus menunjukan kualitas dan personality dari brand ini sendiri. Oleh karena itu website harus tersusun secara rapih dengan tetap menggunakan elemen grafis, layout, dan tipografi yang sesuai dengan aturan dalam Guidebook.

35


PowerPoint Template Berikut merupakan contoh dari aplikasi identitas visual pada template presentasi. Font yang digunakan untuk head text adalah 30 pt dan 25 pt untuk body copy.

Lorem ipsum

Lorem ipsum

Lorem ipsum Lorem ipsum dolor sit amet, consec ssfs sfsfa,adoiuak,au uudjau,daio;akjdaudi, j;akdlajdklaxmkjahdljandmanxanmxamdahjkdhiwjfkajkcac jjkn jh jsdjd

36


Banner Aplikasi pada banner menggunakan sistem centering dengan logo berada ditengah dan dibagian sisi atas dan bawah di tempatkan elemen supergraphic.

37


Brochure Aplikasi pada banyak brosur menggunakan pemakaian foto produk yang dijual, untuk itu layout dan penempatannya harus diperhatikan. Berikut gambar contoh layout brosur berukuran 21 cm x 30 cm dengan font Helvetica Normal sebagai judul menu.

38


Poster Aplikasi identitas visual pada poster. Logo CUPLINK OTW digunakan sebelah kiri atas dan keperluan gambar diletakkan di centering dengan full artboard. Pada bagian bawah ditambahkan rectangle dengan warna support CUPLINK OTW yaitu kuning mustard dan biru navy.

39


OTW

Cibis Nine Building, Cibis Business Park Lt.11 Jl. TB Simatupang No. 2 Kel. Cilandak Timur, Kec Ps.Minggu Jakarta Selatan, 12560, Indonesia. 085694681268 cuplinkcoffee@gmail.com feedback@cuplinkcoffee.com www.cuplinkcoffee.com


OTW


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.