04 rabu 09 2013 metro siantar

Page 1

RABU, 4 SEPTEMBER 2013

Edisi 142 Tahun XI

SISWI SMA HKBP PARAPAT DIBUNUH PACAR

Disetubuhi Setelah Tewas PARAPAT- Terkuak sudah aksi pembunuhan terhadap Eviwati Boru Sitorus (19), siswi kelas III SMA HKBP Parapat Kecamatan Girsang Sipangan Bolon yang ditemukan tewas Senin (19/8) lalu. Setelah korban dibunuh, Tohap Sinaga (22) kemudian menyetubuhi mayatnya.

FOTO: TAMAN

REKONSTRUKSI- Tersangka pembunuh Siswi SMA HKBP Parapat memeragakan saat dia membunuh dalam rekonstruksi.

) Baca Disetubuhi ....Hal 6

DPRD dan Kadishut Cek Titik Koordinat TPL

MASYARAKAT: KEMBALIKAN TANAH ADAT KAMI

Sopar Siburian

PLT KETUA DEMOKRAT TAPUT:

Dahlan Layak jadi Presiden TARUTUNG- Plt Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrat Tapanuli Utara Sopar Siburian menegaskan, pihaknya mendukung penuh Menteri Negara BUMN Dahlan Iskan maju sebagai calon Presiden RI periode 2014-2019. Menurutnya, selain memiliki sosok yang bersih dan cerdas, Dahlan merupakan anak bangsa yang terbaik saat ini. “Kesediaan Pak Dahlan Iskan ikut konvensi capres merupakan penghargaan yang luar biasa. Dia sangat ) Baca Dahlan ....Hal 6

KLARIFIKASI BERITA BERITA tentang istri onkum TNI Au diduga selingkuh dengan oknum polisi, terbitan 3 September 2013 di halaman 1, dibantah oleh E pegawai salah satu bank di Siantar. Menurut E, dia tidak pernah akrab dan tak pernah bercanda ria dengan oknum polisi Aipda I. Dia mengaku, mereka hanya sebatas komunikasi jual beli tanah. Dia juga mengatakan, bahwa hubungannya tidak pernah hancur garagara jarahnya yang jauh dengan suaminya. Dia ) Baca

Klarifikasi ....Hal 6

FOTO: FERY PRADOLO/INDOPOS

AKSI- DPRD bersama Dinas Kehutanan dan Polres Simalungun disaksikan warga melakukan cek titik koordinat TPL.

SIMALUNGUN- Sebanyak 5 orang anggota Komisi I DPRD Simalungun bersama Kadis Kehutanan Sudiahman Saragih, didampingi aparat Polres Simalungun yang dipimpin Waka Polres Kompol Leo H Siagian, melakukan peninjuan di lokasi konsesi TPL di Huta Hulambau, Nagori Tiga Dolok, Kecamatan Dolok Panribuan, Selasa (3/9) pukul 10.00 WIB. Peninjuan lapangan yang dilakukan mereka adalah tahap kedua menyikapi permintaan masyarakat, yang meminta lahan adat di lokasi konsesi TPL dikembalikan dan daerah aliran sungai (DAS) supaya tidak ) Baca DPRD ....Hal 6

TERKAIT KASUS DUGAAN KORUPSI PPH21

Dua Mantan Wakil Ketua DPRD Diperiksa SIMALUNGUN- Kejaksaan Negeri (Kejari) Simalungun memeriksa mantan Wakil DPRD Simalungun Paiman Silalahi dan David Silalahi, terkait kasus dugaan korupsi PPH21 Anggaran 2001-2002, Selasa (3/9). Pantauan METRO, pemeriksaan dilakukan, mulai pukul

FOTO: FERY PRADOLO/INDOPOS

AKSI- Warga Toba Samosir, yang dipimpin Hasoloan Manik selaku Ketua Lembaga Peduli Lingkungan Hidup Indonesia (Pilihi) menggelar aksi damai di depan Istana Merdeka, Jakarta.

PROTES HUTAN SEKITAR DANAU TOBA RUSAK

Piala Kalpataru DILETAKKAN di Depan Istana JAKARTA- Arus lalu lintas di depan Istana Merdeka, Jakarta, kemarin (3/9) siang sempat tersendat. Pasalnya, puluhan warga Sumut menggelar aksi

10.00 WIB, di ruang Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Edmond Purba. Pemeriksaan pertama dilakukan kepada Paiman Silalahi dan berlangsung secara tertutup. Dalam pemeriksaan tersebut,

unjuk rasa yang mampu menarik perhatian pengguna ruas jalan yang setiap harinya padat itu. ) Baca Piala ....Hal 6

) Baca Dua ....Hal 7

MAUDY KOESNAEDI

Ditertawakan Suami

IKUT berperan dalam sebuah pagelaran wayang orang yang berjudul Arjuna Galau, Maudy Koesnaedi membuat anaknya heran. Anaknya bingung melihat sang ibu berlatih tokoh yang diperankannya, Dewi Kunti. Bahkan, Maudy ditertawakan oleh sang suami karena ) Baca

Ditertawakan ....Hal 7

FOTO: DARWIS DAMANIK

Pasangan suami istri, Kosdin Saragih dan Tamaria Br Aruan terdakwa pembunuh kapolsek, memberikan keterangan.

SIDANG PERKARA PEMBUNUHAN KAPOLSEK

Hakim: Jangan Sampai Ini Menjadi Pertimbangan SIMALUNGUN- Lagi-lagi Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Simalungun murka kepada para terdakwa pembunuhan Kapolsek Dolok Pardamean. Dalam sidang lanjutan, Selasa (3/9) kemarin Majelis Hakim kembali mengingatkan para terdakwa untuk memberikan keteranagan yang sebenarnya.

Sidang yang dimulai pukul 14.00 WIB di dua ruang, yakni Ruang Sidang Utama dan Ruang Sidang II, masing-masing dipimpin oleh Ketua Majelis Hakim Abdul Siboro dan Ramses Pasaribu. Sidang yang dihadiri sejumlah ) Baca Hakim ....Hal 7

DALAM PELIPUTAN, WARTAWAN METRO SIANTAR SELALU DIBEKALI IDENTITAS DIRI DAN TIDAK DIBENARKAN MEMINTA SERTA MENERIMA APAPUN DARI NARASUMBER. BILA ADA YANG MERASA DIRUGIKAN OLEH WARTAWAN METRO SIANTAR, DIMINTA UNTUK MELAPOR KE PIHAK BERWAJIB ATAU HUBUNGI 0622-7553998



RABU

4 September 2013

Satlantas dan Dishub Siantar Sidak Kelayakan Kendaraan SIANTAR- Satlantas Polres dan Dishub Kominfo Kota Pematangsiantar melakukan inspeksi mendadak (sidak) menguji kelayakan kendaraan, Selasa (3/9). Langkah ini ditujukan untuk mengurangi angka kecelakaan. Sidak dipimpin langsung Kasat Lantas Polres Siantar Lufti Amir dan Kabid Hubungan Darat Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishub Kominfo) Siantar Budi Nasution. Sidak difokuskan di sekitar eks Terminal Sukadame, Siantar Utara. Dalam razia tersebut, sedikitnya 40 personel gabungan dari Polantas Polres dan Dinas Perhubungan Siantar diturunkan. Para petugas melakukan pemeriksaan kelayakan kendaraan, seperti mengecek kondisi ban, rem, mesin dan juga surat-surat kendaraan serta

pengemudi untuk mobil penumpang maupun barang. “Program ini akan terus kita lakukan dan kita sosialisasikan untuk mengurangi kecelakaan,” ujar Lufti. Lanjut Lufti, dalam sidak ini pihaknya akan mengutamakan angkutan umum, karena angkutan umum selalu membawa penumpang. Keselamatan penumpangnya tergantung pada kendaraan dan pengemudinya. “Ini langkah awal. Kita juga sudah menyiapkan strategi lain untuk menyadarkan pengendara yang dapat membahayakan dirinya sendiri,” katanya, tanpa merinci strategi dimaksud. Kabid Hubungan Darat Budi Nasution menambahkan, sidak ditujukan memberikan kesadaran kepada para pengemudi akan pentingnya memerhatikan kesiapan kendaraan demi keselamatan. “Penumpang juga kita imbau agar sebelum naik terlebih dulu memerhatikan kondisi busnya,” ujarnya. (lud/dro)

(FOTO:IST)

PEMERIKSAAN-Kasat Lantas Polresta Siantar AKP Lufti Amir, melakukan pemeriksaan kelengkapan bus, Selasa (3/9).

Bersama English Connect International

PBIMS Tingkatkan Kualitas Bahasa Inggris SIANTAR- Menjadi lembaga pendidikan terkemuka mempersiapkan kebutuhan kewirausahaan melalui sikap, nilai, keterampilan dan pengetahuan teknis mengacu standar internasional, demikianlah visi Politeknik Bisnis Indonesia Murni sadar (PBIMS). Dengan visi kuat, PBIMS bersama elemen pemerintah dan masyarakat serta lembaga-lembaga pendidikan baik dalam maupun luar negeri. Hal ini bertujuan membangun kualitas untuk mempersiapkan mahasiswa yang cakap, unggul dan memiliki loyalitas serta mengabdi kepada masyarakat. Dengan dukungan penuh Ketua Yayasan PBIMS dr Mutiara MKT, yang juga Direktur Utama Rumah Sakit Murni Teguh Memorial Hospital, Medan, maka visi Politeknik Bisnis Indonesia Murni Sadar

(FOTO:IST)

BERSAMA DOSEN-Ketua Yayasan PBIMS dr Mutiara foto bersama para dosen. bisa terealisasi. Pendelegasian tugas dan tanggungjawab yang sangat baik membuat semua divisi bisa berjalan dan melakukan tugasnya dengan baik.

Di tengah kegiatannya yang sangat padat, dr Mutiara masih tetap memberikan perhatian dan dukungan maksimal terhadap kemajuan Politeknik.

Meningkatkan kualitas pendidikan dan mengukuhkan kembali Kota Pemtangsiantar sebagai kota pendidikan merupakan tujuan utamanya. Dalam mencapai visinya, Politeknik Bisnis Indonesia Murni Sadar sangat terbuka dan tanggap terhadap perkembangan informasi teknologi yang merupakan modal utama peningkatan kualitas. Kualitas pendidikan standar internasional yang merupakan visi PBIMS dapat diwujudkan, salahsatunya dengan penguasaan Bahasa Inggris mahir. Bahasa Inggris sebagai bahasa Internasional merupakan sarana komunikasi, sangat penting dipahami seluruh Civitas Akademik dan mampu digunakan sebagai bahasa pengantar perkuliahan bahkan sebagai bahasa

resmi di lingkungan kampus. “Ketika kita mampu menguasai Bahasa Inggris, maka informasi–informasi terbaru mengenai perkembangan zaman dan teknologi dapat kita serap dan ikuti sesuai kebutuhan. Sehingga kita tidak ketinggalan informasi karena ketidaktahuan bahasa,” kata dr Mutiara. Visi inilah yang mendorong Politeknik Bisnis Indonesia merencanakan sebuah kerjasama yang baik dengan sebuah Lembaga Bahasa Inggris, yaitu English Connect International dari luar negeri. Kerja sama ini diprakarsai dr Mutiara. Semoga rencana kerjasama ini dapat terealisasi dengan baik demi kemajuan pendidikan dan visi PBIMS dalam menciptakan alumni bekualitas dan siap pakai serta diterima baik oleh masyarakat. (lud)

Agenda DPRD Menumpuk SIANTAR-MemasukibulanSeptember, agenda di lembaga DPRD Kota Siantar menumpuk. Seperti pembahasan penjabaran LKPJ 2012, tindaklanjut Pansus DPRD atas LKPJ Walikota TA 2012, pembahasan LHP BPK RI, KUA/PPS APBD 2014 dan P APBD 2013. Saud Simanjuntak, Anggota DPRD Kota Siantar, kepada METRO, Selasa (3/9), mengatakan, agenda ini harus segera diselesaikan karena sudah sudah terlambat waktunya. Dijelaskan laporan Pansus DPRD yang sebelumnya telah disampaikan saat rapat pembahasan LKPJ walikota TA 2012 harus dirapatkan kembali. Sudah sejauhmana Pemko Siantar melaksanakan rekomendasi Pansus tersebut, seperti potensi PAD y ang tidak tergarap dengan baik dan rekomendasi lainnya. “Artinya pemerintah harus menjelaskan apakah rekomendasi pansus kemarin sudah dilaksanakan ditahun 2013 ini,” Ujar Saud Simanjuntak. Kemudian pembahasan Laporan Hasil Pemeriksaaan (LHP) BPK RI atas pengelolaan keuangan Pemerintah Kota Siantar tahun 2012. Dalam hasil audit BPK tersebut ditemukan beberapa penggunaan anggaran yang tidak sesuai dengan aturan yang berindikasi mengakibatkan kerugian keuangan daerah. Maka BPK merekomendasikan agar temuan-temuan tersbeut dikembalikan lagi ke kas daerah. “Dalam pembahasan LHP BPK itu, kita meminta kepada pemerintah apakah seluruh rekomendasi BPK itu selesai dilaksanakan atau belum. Artinya lembaga DPRD selaku lembaga pengawas atas kinerja eksekutif,” tambahnya. Agenda lainnya lanjut Saud Simanjuntak adalah KUA/PPS 2014 harus juga segera dibahas, supaya penyusunan APBD 2014 nanti tidak terburu buru. Termasuk juga pembahasan Perubahan - APBD 2013 juga tidak bisa diperlama. Sebab program pembangunan di Kota Siantar jangan terhambat. Sebelumnya Ketua DPRD Siantar Maruli Hutapea mengatakan agenda rapat DPRD akan ditentukan setelah masa reses selesai dilaksanakan. Kepala Bagian Umum di Sekretariat DPRD Ruskini br Purba, saat ditemui METRO, Selasa (3/9) Pimpinan DPRD sudah mengeluarkan surat undangan kepada seluruh anggota DPRD untuk melaksanakan rapat pada, Rabu (4/9). (pra)


4 R

R

RABU 4 SEPTEMBER 2013

SIKAP KAMI

Pesawat Habibie & Harga Diri Bangsa MENGUDARANYA pesawat N250 di langit Indonesia pada 1995 silam menjadi tanda kebangkitan teknologi dirgantara Tanah Air. Pada waktu itu, Menristek Bacharuddin Jusuf Habibie (BJ Habibie) dengan bangga memploklamirkan di hadapan Presiden RI ke-2 Soeharto. Seluruh mata dunia terbelalak dengan mengangkasanya N-250 di langit Indonesia. Bumi pertiwi mendadak harum, negaranegara di Asia bahkan dunia tercengang kagum dan juga segan. Sulit melukiskan bagaimana suasana pada saat itu begitu bahagia dan haru. Gegap gempita dan tepuk tangan riuh dari para hadirin yang memadati lokasi pertama kali pesawat buatan Indonesia diterbangkan. Terlihat wajah sumringah Pak Harto dan Ibu Tien yang bangga akan kemajuan teknologi Indonesia, sambil menyalami Habibie dan pilot yang menerbangakan N250 si Gatot Kaca. Akan tetapi, mimpi besar Habibie itu harus sirna karena desakan politik. Namun demikian, Habibie tak pantang menyerah. Dalam sambutannya di hari Hakteknas, Kamis lalu, dia berseru akan memperjuangkan agar teknologi dirgantara bangkit kembali. Dia tidak ingin orang bangsa lain menyebut Indonesia bangsa yang bodoh, lantaran tidak menelurkan teknologi. Nah, memulai dari teknologi kedirgantaraan, Indonesia akan kembali dipandang sebagai bangsa yang punya harga diri. Tekad Habibie menghidupkan kembali

suksesor si Gatot Kaca (N250), yakni Regio Prop (R8) yang merupakan pesawat buatan Indonesia masa depan, sebentar lagi akan diproduksi di IPTN. Pada 2018 diharapkan sudah rampung. Melalui Regio Prop, yang merupakan pesawat angkut dengan jumlah penumpang 70-80 orang menjadi bukti, bahwa Indonesia mampu berdiri sejajar dengan negara maju lainnya penghasil pesawat terbang. Sebagai bangsa besar, dengan jumlah populasi besar, generasi muda saat ini diharapkan mampu menjadi pioneer terkait penciptaan karya maupun inovasi teknologi, yang bisa memberi manfaat atau kontribusi serta memiliki daya saing tinggi terhadap produk luar. Sekarang ini yang perlu menjadi perhatian pemerintah adalah mendorong anak-anak muda agar bisa lebih kreatif, dan tidak salah arah. Dorongan pemerintah untuk terus melakukan pendekatan teknologi juga tidak terlepas kaitannya dengan entrepreneur, yang mengambil peluang menjadikan bisnis dan keunggulan teknologi yang akan dikembangkan tersebut. Sehingga, tidak hanya mengandalkan SDM yang memiliki kemampuan, inovasi dan kreatifitas saja. Itu tidak cukup, perlu campur tangan pemerintah yang total. Sehingga akan diwujudkan daya saing bangsa secara berkelanjutan di dunia internasional. Mampukan Gatot Kaca kembali membelah angkasa Bumi Pertiwi? (*)

APA KATA MEREKA Ketua DPD Irman Gusman “Untuk menjadi kekuatan sebuah bangsa dan sebagai basic maka untuk mencapai kemakmuran adalah brand, dream, spirit dan confidence. Inilah penentu terhadap kemajuan suatu bangsa,”

Ketua KPU Husni Kamil Manik “KPU memberikan toleransi selama sebulan untuk penertiban alat peraga kampanye yang melanggar Peraturan KPU Nomor 15 Tahun 2013 tentang Perubahan Pertama Atas Peraturan KPU Nomor 1 Tahun 2013 tentang Pedoman Pelaksanaan Kampanye,”

CAPELLA PEMATANGSIANTAR • All New Xenia Angsuran 1,1 jt • Terios Angsuran 1,9 jt • Luxio Diskon menarik • Pick up Dp 12 jt an • Mini Bus Dp 15 % • Ayla 80-110 jt hub. SONNY SEMBIRING, HP 0812 6471890; 0811 6114 455 Proses cepat data dijemput. Menyediakan TEST DRIVE!!

ZOVAN JAYA MOBIL: Jual/Beli Mobil Bekas, CASH & CREDIT. Hub.: 0823 6936 5099 - 0852 9761 8088

• TOYOTA BARU •

Wujudkan mobil impian anda bersama kami. Ready Stock ; New Avanza, Veloz, New Rush, New Innova, New Fortuner VNTurbo, Etios, New Yaris. Cash & Kredit, Data dijemput, Proses Cepat. Penawaran terbaik. Hub : RICKY MANIK - HP. 0812 6598 7888 - 0812 6505 3191 (Sales Executive TOYOTA) Pilihan CERDAS Pasti TOYOTA...!!

DIJUAL MOBIL: Toyota Corolla DX, tahun 1982. hub. HP 0813 7502 9678

Peserta Konvensi Capres PD Anies Baswedan “Banyak yang bilang Demokrat kotor, terus partai mana yang bersih? Saya tidak menunggu sampai semua parpol bersih dari korupsi, saatnya memutuskan ikut bertarung dalam pentas politik nasional,”

CASH & CREDIT: 10 x 21,8 m 20 x 22 m jt. Jl. Melanthon Siregar Gg. Barito Blok 6 Belakang SMA Budi Mulia Hub: Alboin Sidabalok di N o . Te l p . 0 8 1 3 7 6 1 2 2 4 4 5 ; 0 8 1 2 6 2 0 7 6 3 1 ; (0622) 7070442 P. Siantar CASH & CREDIT: Rmh type 45/120 genteng roof, gypsum, keramik, 2 KT Jl. Pdt. J Wismar Saragih Gg. Karsim Blok 4-7, 800 M dr Kantor pusat GKPS & Akbid Florensia Hub: Alboin Sidabalok, HP. 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 P. Siantar KAVLING AMELIA 2: Jual persil ukuran 7 x 22 M, Harga Rp. 54 Jt , (ada 19 persil) SHM, lebar jalan 6 M. Jl. Asahan KM 6 Kec. Siantar, 100 M sebelum Simp. Perumnas Bt 6. hub. H Naibaho HP 0813 9781 8088; R br Purba HP 0852 7539 0076 CASH & CREDIT: Rumah type 45/104 genteng roof, gipsum krmk, 2 kmt Jl. Laucimba R. Merah. Hub: Alboin Sidabalo k di N o . Te l p . 0 8 1 3 76122445; 08126207631; (0622) 7070442

Politik Figur Audisional Publik PERHELATAN kontestasi legislatif dan presiden dinilai sebagai tonggak lahirnya pemimpin audisional pilihan publik. Gejala ini menjelaskan bahwa politik Indonesia dalam proses konsolidasi demokrasi tetap mengedepankan politik figur (preferensi) bukan politik partai. Nahasnya elit oligarkis dan populis berupaya menyemai figur audisional publik dengan teknik kaum pesohor. OLEH: BAMBANG ARIANTO Peneliti Politik Bulaksumur Empat Research and Consulting (BERC) Yogyakarta Estafet kepemimpinan nasional merupakan menempatkan Jokowi sebagai pemenang figur Demokratberharaptuahaudisionalpublikpada menuwajibprosespelembagaanpolitikIndoneaudisional publik. tubuh Jokowi akan mengembalikan siadalamdomaindemokrasi.Sehinggamenjadi Krisis representasi publik terhadap figur stok kedigdayaan parpol ini semasa 2004 dan 2009. kewajibanbagipublikuntukdapatberpartisipasi lamasemakinmenggejalainidibuktikansemakin Untungnya Jokowi selalu menanggapi dingin aktif menelanjangi rekam jejak figur capres baik meroketnya kedikkenakan figur Jokowi ajakan ini. Anehnya lagi banyak figur yang itudarisisikapasitasmaupunintegritas.Dengan dibanding empat figur maupun sosok lainnya memaksakan nalar migrasi pemilih mengikuti semakin amburadulnya pelembagaan partai yang selama ini telah terlanjur populer. Jokowi’s figur kaum pesohor dan bukan platform apalagi politik jelas berdampak menyempitnya upaya Effect menjadi tuah bagi PDI-P sebagai pemilik ideologi partai melalui iklan politik yang serba supply side pada pemilih, padahal bila aspek sah sosok Jokowi dalam menyongsong artifisial. Jadi tidak aneh bila Demokrat dengan pemasaranberjalandenganbaikaspekdemand kandidasi pilpres 2014. Namun bagi capres getolnya mengundang tokoh-tokoh alternatif sidedapatmenjadisolusilahirnyafiguralternatif populer hal ini jelas menjadi batu sandungan pilihan publik guna mempolitisasi mereka audisionalpublik.Iniartinyaparpolyangselama dalamupayamemperbaikitingkatkedikkenalan. dengan cara konvensi. ini menjadi produsen dan rekrutmen capres Nahasnya beberapa capres populer telah Epilog seharusnyaberanimenampilkansosokalternatif melakukantelepolitic(baca:peranmedia)guna Sikap Megawati yang belum menentukan yang lebih mumpuni. Dan bukan memaksakan mendongkrak kedikkenalan personal yang capresdariPDIPerjuanganmenambahcelahbagi figur ketua umumnya dalam kandidasi Pilpres tinggi. Bahkan saban hari figur stok lama terus elitoligarkisdalammemanfaatkantubuhJokowi. 2014. berupaya melakukan persemaian popularitas Initerlihatdarisikapelitoligarkismaupunpopulis Pilihan Audisional Publik seperti di dalam jagat entertainment, namun yang hanya menjadikan Jokowi sebagai alat Survei yang digelar oleh jamak industri survei tetap saja tidak menarik perhatian publik. kampanye kandidasi personal dan partai. sebenarnya dapat menunjukkan gambaran pra Gaya kepemimpinan yang genuine dan tidak Namun tanpa disadari upaya capres populer audisional publik. Survei Kompas pada periode artifisial menjadikan Jokowi sebagai figur menerjemahkantingkatkedikkenalanmerekake Desember2012,menempatkanbeberapatokoh audisional pilihan publik. Inilah yang dalam preferensi politik publik dengan audisional publik, diantaranya; Joko Widodo menyebabkan jamak capres populer melirik memanfaatkan Jokowi justru akan melejitkan (17,7 persen), Prabowo Subianto (13,3 persen), Jokowi untuk disandingan pada figur pilihan inpopularitasJokowi.Walhasilupayamenjualfigur MegawatiSoekarnoputri(9,3persen),JusufKalla ternal partai guna mendongkrak elektabilitas Jokowi justru akan meningkatkan elektabilitas (6,7 persen), dan Aburizal Bakrie (5,9 persen). personal bahkan partai. Sudah menjadi rahasia PDI Perjuangan sebab Jokowi adalah kader PDI Kemudian dilanjutkan pada periode Juni 2013, umum bila beberapa capres populer akan Perjuangan dan figur audisional publik. dengan menampilkan lonjakan yang signifikan menduetkan Jokowi dalam kandidasi pilpres Perilaku elit oligarkis dan populer yang pada sosok Joko Widodo sebesar (32,5 persen), 2014. Sebut saja Aburizal Bakrie yang pernah memaksakan menjadi figur audisional publik Prabowo Subianto (15,1 persen), Megawati mewacanakan hal tersebut, demikan pula PAN, akan sia-sia sebab publik menginginkan Soekarnoputri (8,0 persen), Jusuf Kalla (4,5 partai Gerindra dengan Prabowo, bahkan Jusuf diferensiasipemimpindalammelanjutkanestafet persen), dan Aburizal Bakrie (8,8 persen). Dan Kalla pun membuka pintu lebar bagi sosok kepemimpinan nasional. Gejala ini sisanya di bawah (5 persen) diikuti oleh Mahfud Jokowi.GejalainimenjadikanJokowikemudian membuktikan menguatnya kandidasi MD,SuryaPaloh,RhomaIrama,Wiranto,Dahlan banyak menjadi incaran dagang politik para elit prematur dikalangan figur stok lama. Iskan, Hidayat Nur Wahid, Sultan HB X, Hatta oligarkisyangjamakdikuasaifigurlama. Kandidasi ini menunjukkan telah Rajasa, Anies Baswedan, Suryadharma Ali, Ani Tubuh Jokowi pun nyaris dijadikan ajang terkomodifikasinya popularitas ke dalam Yudhoyono, Sri Mulyani, Muhaimin Iskandar, promosi elektabilitas elit oligarkis pada publik. selebritas politik artinya, kandidasi ini sebagai YuzrilIhzadanPramonoEdhi.Surveiinisebagai Tuah kedikkenalan Jokowi dirasa mampu upaya persemaian popularitas figur yang bukti terdongkraknya pamor Jokowi lebih mengubahimageburukparpol,pascasengkarut dipaksakan seperti di dalam jagat entertaindisebabkan bekerjanya relasi aspek pemasaran politik yang serba licik, transaksional, rakus, dan ment. Kegagalan beberapa figur stok lama figurJokowidenganaspekdemandsidepemilih. manipulatif.Gelaranprakandidasipilpres(baca dalam menerjemahkan tingkat kedikkenalan DitambahlagidenganbeberapaprestasiJokowi :konvensipartaiDemokrat)tanparasamalujuga mereka yang tinggi ke dalam preferensi yang telah mampu mengagregasi kepentingan mengundang Jokowi dalam hajatan pilpres elektoral bisa menjadi tuah insentif bagi figur rakyat ketimbang figur lama menjadikan publik prematur guna memperbaiki citra partai. alternatif bahkan figurdaerahsekalipun.(*)

CASH & CREDIT: Rumah tipe 70/200 genteng roof, gypsum, keramik, 3 Kmt Jl.Pdt Wismar Saragih Gg Karsim Blok B 4-7, 800m dari ktr pusat GKPS& Akbid Abdi Florensi. Hub: Alboin Sidabalok di No.Telp. 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442. CASH & CREDIT: Rumah tipe 56/112 genteng roof, gypsum, keramik, 2 Kmt Jl. Melanthon Siregar Gg Barito Blok 6, blk SMA Budi Mulia. Hub: Alboin S i d a b a l o k d i N o . Te l p . 0 8 1 3 7 6 1 2 2 4 4 5 ; 08126207631; (0622) 7070442 CASH & CREDIT: Rumah tipe 45/96 genteng roof, gypsum, keramik, 2 KTr, Jl. Durian, Lap.Bol Atas. Hubungi: Alboin Sidabalok- di no Telepon: 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 P. Siantar CASH & CREDIT: Rumah type 36/78 genteng roof, gipsum keramik, 2 kmt Jl. Laucimba R. Merah. Hub: Alboin Sidabalok di No.Telp. 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 CASH & CREDIT: 1.908M2 cocok utk gudang /usaha. Jl. H Ulakman Sinaga, depan Gereja Khatolik, R.Merah Hub: Alboin Sidabalok di No. Telp. 0813 7612 2445; 0812 6207 631; (0622) 7070442 P. Siantar CASH & CREDIT: 5x20 m, 10x20 m, 15x20 m, 20x20 m Jl. Pdt. J Wismar Saragih Gg. Karsim Blok 4-7, 800 M dari kantor Pusat GKPS & Akbid Florensia Hub: Alboin Sidabalok- . 0 8 1 3 7 6 1 2 2 4 4 5 ; 0 8 1 2 6207 631; (0622) 7070442 P. Siantar DIJUAL CEPAT! 1 UNIT RUMAH SIAP HUNI HARGA Rp,185 JT dan 1 UNIT XENIA SPORTY THN 2010 WARNA HITAM HARGA Rp, 120 JT. HUB 0819 7344 1067, Lokasi: Jln. KABANJAHE UJUNG No.62 P.SIANTAR CASH & CREDIT: Rmh type 70/112 gnteng roof, gipsum krmik, 3 kmt Jl. Melanthon Siregar Gg. Barito Blok 6 blkng SMA Budi Mulia. Hub: Alboin Sidabalok ; Telp. 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 P. Siantar CASH & CREDIT: Rmh type 36/78 genteng roof, gipsum keramik, 2 kmt Jl. Kampung Baru R. Merah. Hub: Alb o i n S i d a b a l o k d i Telp. 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 P. Siantar

CASH & CREDIT: RUMAH TYPE 45/104 GENTENG ROOF, GIPSUM KERAMIK, 2 KMT JL. KAMPUNG BARU R. MERAH. HUB: ALBOIN SIDABALOK - TELP. 0813 76122445; 08126207631; C A S H & C R(0622) E D I T:7070442 R u m a hP. tSIANTAR ipe 56/104 genteng roof, gypsum, keramik, 2 Kmt Jl. Laucimba R. Merah. Hub: Alboin Sidabalok di N o . Te l p . 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 P. Siantar. CASH & CREDIT: Rumah tipe 36/102 genteng roof, gypsum, keramik, 2 Kmt Jl. Melanthon Siregar Gg Barito Blok 6, blk SMA Budi Mulia. Hub: Alboin Sidabalok di No.Telp. 0 8 1 3 7 6 1 2 2 4 4 5 ; 08126207631; (0622) 7070442 C A S H & C R E D I T: M e n y e d i a k a n r u m a h & tanah kavling sesuai tipe dengan yg anda inginkan & stok yg tersedia. Hub: Alboin S i d a b a l o k -Te l p . 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 P. Siantar CASH & CREDIT: Rumah tipe 56/120 genteng roof, gypsum, keramik, 2 Kmt Jl. Pdt Wismar Saragih Gg Karsim Blok 4-7, 800m dr kntor pusat GKPS & Akbid Florensia. Hub: Alboin S i d a b a l o k d i N o . Te l p . 0 8 1 3 7 6 1 2 2 4 4 5 ; 08126207631; (0622) 7070442. CASH & CREDIT TANAH: 5 x 25 m, 5 x 20 m cocok untuk memelihara hurje. Jl. Laucimba R.Merah Hub: A l b o i n S i d a b a l o k d i Te l p . 0 8 1 3 76122445; 08126207631; (0622) 7070442 P. Siantar CASH & CREDIT: Rumah type 36/120 genteng roof, gypsum, keramik, 2 kmt Jl. Pdt. J Wismar Saragih Gg. Karsim Blok 4-7 800 M dari ktr pusat GKPS & Akbid Florensia Hub: Alboin Sidabalok - 0813 76122445; 08126207631; 7070442 P. Siantar CASH & CREDIT: Rumah type 45/104 genteng roof, gipsum keramik, 2 kmt Jl. M. Siregar Gg. Barito Blok 6 belakang SMA Budi Mulia. Hub: Alboin Sidabalok di No.Telp. 0813 76122445; 08126207631; (0622) 7070442; P. Siantar

DIBUTUHKAN : Wanita gadis/janda untuk disalurkan menjadi baby sitter, kakak asuh & perawat orang tua, gaji 1Jt s/d 1,5Jt. Hub: Yayasan Sepa Husada Jl. Notes No. 65 Medan. HP. 0852 6114 3441, 0812 1952 9316Wanita gadis/janda tamatan SD, DIBUTUHKAN: SMP, SMA/sederajat, Akper untuk disalurkan menjadi baby sitter, kakak asuh, perawat orang tua, PRT, gaji 1Jt s.d 1,5Jt. Hub: Yay. AUREL KASIH, Jl. Danau Lindung No. 3 Sei Agul Medan, HP. 0812 6286 00770878 6767 0292 Perusahaan Baru yg sdg brkembang, brgerak dbdng distributor Buth banyak karyawan/ti, usia 17 s/d 26 thn, min SMU/SMK/Sederajat, D3 & S1 (smua jurusan). Salary 1,2Jt s/d 3,2Jt, utk posisi: ADM, MRKETING, STF GUDANG, PENGAWAS, DEBT COLECTOR, & OB/OG. Bawa lamaran lgsng ke: HRD SENTOSA ABADI, Jl. Medan KM 6 No. 61 P Siantar (Sekitar 5 M dpn simp.HKBP Bongbongan)

DIBUTUHKAN: Tukang jahit, Tk. Pola, tukang sablon, Finishing, Hub. CV. Omrie Gianta, Jl. Ade Irma Suryani No.18B (Smpg Bengkel Suzuki), HP: +6282366082977

RM “CAHAYA MENTARI”/Seafood MAMPIR YUK; sedia catering ikn bakar, soto, aym penyet, aym kmpung, udang grg, cumi grg, dll. & terima pesanan pesta & ultah. HP. 0852 7634 5172 PASTI : Perhari dapat 6 Juta INCOME selama 300 hari!. Hub: PT. IHS | Telp. 021-41000607 | Telp. 021-41000684 | atau SMS "BERMINAT" HP. 082360597944 (www.forinvester.com) HABONARON DO BONA BIRO JASA SIMALUNGUN PUTRA Mengurus Surat-surat, Stnk, Sim, Pasport, Speksi, Penasehat Hukum-Pengacara. Jl. Merdeka No.166 Telp. (0622) 26836 – 27712. P. Siantar “Atas Kepercayaan Anda Kami Berbuat & Berbakti”

SAUDAGAR BAN | Jl. Ade Irma | Menjual Ban, Velg Baru/ Second; Porting, Polising, dan Perbaikan Velg. HP: 0812 6027 9194 RUMAH JAMUR NANIN | KUE JAMUR MUFLIH | AFIFAH BROWNIES | Jl. Sumber Jaya Lk. I Simp. Kerang, HP. 0813 6111 3959 - 0852 7555 8505 MERPATI ADVERTISING | Menerima pesanan:

Spanduk, sablon, plang merek, stempel, ukir batu nisan. Jl. Soedirman No. 41, HP. 0813 6116 7542 AGEN TRANSPORTIR BBM INDUSTRI JUAL SOLAR INDUSTRI SPEC PERTAMINA DG HARGA MURAH,ORDER SEMUA WILAYAH HUB 0823-3783-0923

LES PIANO - CLARISSA MUSIC CENTER: terima murid: klasik,pop,lagu gereja. DIasuh olh Guru Piano berpengalaman lbh dr 30thn. Gratis uang pendaftaran,pertemuan 1x1minggu/1/2 jam(4x1bln). Hub: 0823 6133 0774; 0813 9724 2361; Kompleks Advent Martoba, Jl. Rakutta Sembiring P. Siantar

Promosikan Usaha Anda disini:

METRO SIANTAR Te l p . 0 6 2 2 - 7 5 5 3 5 1 1 Data Anda Kami Jemput


5

RABU 4 Agustus 2013

SEWA KANTOR BP MIGAS

Lebih Mahal dari Anggaran Gedung Baru KPK Mesir Tutup Empat Stasiun Televisi PENGADILAN Mesir memerintahkan penutupan empat stasiun televisi, termasuk AlJazeera Mesir dan Ahrar 25, jaringan televisi milik kelompok Ikhwanul Muslimin. Berdasarkan perintah pengadilan yang dikeluarkandiKairopadaSelasa(03/9),duasaluran televisi yang diperintahkan untuk ditutup adalah Al-Yarmuk dan Al-Quds. Dua saluran televisi ini dikenal beraliran Islam. Perintah penangkapan empat televisi terjadi sehari setelah saluran televisi berhaluan Islam, AlHafez, diperintahkan ditutup setelah saluran televisi itu dituduh “menyulut kebencian” terhadap Kristen Koptik dan “merongrong persatuan nasional”. Dua hari lalu, pihak berwenang Mesir mengusir tiga wartawan asing yang bekerja paruh waktu untuk jaringan Al-Jazeera siaran bahasa Inggris.Alasannya, mereka tidak memiliki izin. Sebelumnya pihak berwenang Mesir menegaskan stasiunnya di Mesir Al-Jazeera Mubashir Misr berat sebelah dalam laporannya mengenai penggulingan mantan Presiden Mohamed Morsi. Pendukung Morsi Jaringan televisi itu meliput berbagai demonstrasi yang digelar Ikhwanul Muslimin menyusul kudeta militer yang menggulingkan Presiden Mohammed Morsi pada 3 Juli. Morsi berasal dari kelompok Ikhwanul Muslimin. Wartawan BBC urusan masalah Arab Sebastian UshermelaporkanbahwaAlJazeeradankhususnya stasiun televisinya di Mesir, Mubashir Misr, dikecam oleh banyak warga Mesir yang turun ke jalan-jalan untuk menuntut pengunduran diri Mohamed Morsi. Menurut mereka, stasiun televisi itu terlalu dekat dengan Ikhwanul Muslimin. ”Begitu Morsi digulingkan oleh militer, banyak media yang mendukung Ikhwanul Muslimin ditutup,” jelas Usher. Qatar yang menanggung pendanaan jaringan Al-Jazeera, tambah, Usher, adalah pendukung utama Morsi. Al-Jazeera yang bermarkas di Doha tersebut sebelumnyamengeluhkarenapasukankeamanan menggerebek kantornya di Kairo dan menyita peratalan. (Bbc/Dtc/Int)

JAKARTA - Indonesia Coruption Watch (ICW) menilai banyak ruang gelap yang memungkinkan terjadinya korupsi di tubuh BP Migas. Di antaranya, soal membengkaknya anggaran lembaga yang ketika dipimpin Raden Priyono, dalam menyewa gedung. ”Ini kalau dilihat, terlalu banyak ruanggelap.Belanja-belanjaBPMigas memangpatutdidugaborosdantidak efisien,” ujar Peneliti ICW, Firdaus Ilyas di Jakarta, Selasa (3/9). Jika dibandingkan dengan rencana pembangunan gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, yang hanya menganggarkan dana senilai Rp168 miliar, sewa gedung BP Migas selama lima tahun justru menelan anggaran dua kali lipat, yakni Rp347,2 miliar. Pembengkakan anggaran sewa gedung itu, dinilai Firdaus lantaran Raden Priyono Cs beranggapan, mereka tidak menggunakan anggaran dari keuangan negara. “Prinsip keuangan negara belum dilakukan seluruhnya oleh BP migas,” terkanya. Sayangnya, hal itu ditambah dengan sikap KPK, yang seakan menutup mata atas sejumlah indikasi korupsi yang terjadi jauh sebelum kasus Kepala SKK Migas, Rudi Rubiandini terungkap. Menurut Firdaus, KPK seperti kehilangan arah dalam mengusut sejumlah kasus korupsi pada era itu. “KPK seperti kesulitan untuk masuk lewat mana,” kata Firdaus. Menurut dia, untuk mengungkap kasus ini KPK harus mengabaikan prinsip anggaran BP Migas tidak berasal dari keuangan negara. “KPK sih itu harusnya yakin saja, bahwa itu keuangan negara. Pengelolaanya pun negara. Aparaturnya juga aparatur negara,” kata dia. Sebelumnya, Koordinator Investigasi dan Advokasi Seknas Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA), Uchok Sky Khadafi, juga meminta KPK untuk turun mengungkap kasus ini.

Uchok mengungkap, berdasarkan data audit khusus BPK kepada BP Migas yang diperoleh FITRA, ditemukan adanya dugaan penunjukan langsung pekerjaan fit out Gedung Wisma Mulia senilai Rp76 miliar oleh PTSanggarciptaKreasitama(SK)yang tidak sesuai ketentuan. BP Migas mengakhiri sewa atas gedung Patra Jasa pada akhir 2010. Dalam proses penentuan gedung baru yang akan disewa untuk ditempati 2011, BP Migas memilih jasa konsultan untuk melakukan analisa dan evaluasi kebutuhan gedung yang sesuai dengan kepentingan lembaganya (fit out), yakni PT Procon International. Perusahaan itu ditugaskan menganalisa dan evaluasi kebutuhan gedung untuk BP Migas sesuai Surat Perjanjian Nomor PJN-lll/BPDl0O0/ 20l0/S7 tertanggal 14 September 2010. BerdasarkanhasilkajianPTProcon International yang dimuat dalam Laporan Final Office Accomodation Study Report 9 November 2010, perusahaan jasa konsultan ini merekomendasikan Gedung Wisma Mulia di bilangan Jalan Jendral Gatot Subroto Jakarta, untuk memenuhi kebutuhan BP Migas tersebut. Dalam proses sewa ruangan Gedung Wisma Mulia, PT SK sebagai pengelola Gedung Wisma Mulia, mengajukan surat penawaran tertanggal 26 November 2010 tentang pengadaan sewa ruang untuk ruang kerja. Penawaran PT SK meliputi lantai 22 sampai dengan lantai 40 dengan luas 29.016,50 meter persegi, sewa ruang dan jasa pelayanan dan fasilitas parkir, dengan masa sewa selama 5 tahun, senilai Rp 347,2 miliar. Perusahaan itu juga menawarkan untuk menger-

(FOTO: INT)

PARIPURNA - Suasana rapat paripurna DPR-RI di Senayan, Jakarta. DPR yang memiliki fungsi penganggaran, diminta jeli dalam menyikapi potensi pembengkakan anggaran keuangan negara, seperti yang terjadi pada kasus sewa kantor BP Migas, yang nilainya lebih besar dari anggaran pembangunan gedung baru KPK. jakan fit out senilai Rp 76 miliar. Berdasarkan penawaran PT SK tersebut, BP Migas melakukan negosiasi harga atas pekerjaan sewa ruang kantor dalam Berita Acara Negosiasi Harga 1 Desember 2010. Dan disepakatihargasebagaimanarenegosiasi menjadi sebesar Rp 307,3 miliar atau turun sebesar Rp 38,5 miliar dari penawaran awal. Sementara, untuk

pekerjaan fit out tetap senilai Rp 76 miliar. Kesepakatan BP Migas dan PT SK termuat dalam lease agreement No. 34/BPM1/LA/01/10/00 dan No 0865/ BP00000/2010/57 yang ditandatangani pada 13 Desember 2010. Dalam Bab III Pasal 5 huruf W kesepakatan tersebut, dinyatakan bahwa PT SK akan melaksanakan

pekerjaan fit out untuk melakukan pekerjaan renovasi berikut penyediaan/pengerjaan interior sesuai dengan persetujuan design, material dan denah ruang terkait sebanyak 14 lantai dengan luas 28.514,93 meter persegi, sesuai dengan standar spesifikasi yang diminta dan disetujui oleh pihak penyewa senilai Rp 76 miliar (termasuk pajak). (Okz/Int)


6

RABU

4 SEPTEMBER 2013

Sambungan Halaman 1 Perlakuan keji itu dilakukan tersangka, di Simpang Rura, Desa Aeknatolu Jaya Kecamatan Lumban Julu, Kabupaten Tobasa. Setelah meninggal dunia, korban disetubuhi pelaku Tohap alias Alexander Sinaga, warga Girsang II, dekat Lapangan Bola Kaki, Kelurahan Girsang, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon. Selanjutnya pelaku memasukkan tanah ke mulut korban. Demikian terungkap dalam rekonstruksi yang digelar di Polsek Lumban Julu, Tobasa. Di mana rekonstruksi itu langsung diperagakan tersangka dan korbannya diperagakan orang lain dan boneka, disaksikan Kapolsek AKP GR Purba dan Kacap Kejari Porsea Parada Situmorang SH MH, Selasa (3/9) pukul 10.00 WIB, di lokasi pembunuhan. Pantauan METRO, tampak ribuan warga menyaksikan proses rekonstruksi pembunuhan yang dilakukan sebanyak 15 adegan itu. Akibatnya arus lalu lintas Jalinsum Parapat-Balige, sempat macet selama satu jam. Hal itu membuat Polantas Polsek Lumban Julu harus bekerja keras mengatur arus lalu lintas.

Disetubuhi Setelah Tewas

Melihat adegan-adegan yang diperagakan tersangka, emosi keluarga korban terpancing dan mereka berang. Selanjutnya keluarga korban mengejar tersangka untuk melampiaskan amarahnya. Namun pengawalan ketat dilakukan Polsek Lumban Julu dibantu personil Polres Tobasa, yang menurunkan 70 personilnya membuat keluarga korban tidak dapat menyentuh tersangka dan pelaksanaan rekonstruksi pembunuhan itu pun berakhir dengan baik. Tidak ada hambatan berarti, tersangka aman dikembalikan ke selnya. Pada adegan pertama, diceritakan bahwa pada hari Kamis (15/8) sekira pukul 20.00 WIB, tersangka Tohap Sinaga turun dari angdes Parsito di Simpang Rura desa Aek Natolu Jaya Kecamatan Lumban Julu, Tobasa dan bertemu dengan korban Eviwati Sitorus. Saat itu korban memakai baju tidur warna pink, jaket warna biru garis-garis, sandal warna merah, kep rambut warna pink. Sementara tersangka memakai baju kaos warna biru dan jaket warna abu rokok. Pada kedua, tersangka bersama korban berjalan menuju ke perladangan kemiri. Tiba di

tempat tujuan, tersangka dan korban duduk sambil bercerita. Rencana mereka jalan-jalan pada tanggal 17 Agustus dan bercerita tentang mereka masing-masing. Selanjutnya pada adegan ketiga, korban Eviwati Sitorus meminta uang kepada tersangka Rp100 ribu, untuk membeli jaket. Kemudian tersangka tidak dapat memenuhi permintaannya. Korban pun marah dan mengancam tersangka untuk tidak menghubungi tersangka lagi. Korban minta putus dan memaki-maki tersangka. Di adegan keempat, tersangka emosi dan mencekik korban dari belakang dengan lengan kanan tersangka sekuat tenaga. Korban melakukan perlawanan dengan mencakar wajah tersangka, lalu tersangka dan korban terjatuh, selanjutnya mereka bergumul, sehingga ikat pinggang tersangka putus. Dan di adegan kelima, tersangka bangun dan menendang perut korban sebanyak tiga kali. Adegan keenam, tersangka mengambil potongan kayu kemiri dan memukulkan wajah korban sebanyak 3 kali, korban pun pingsan. Selanjutnya, pada adegan ketujuh, tersangka menyeret korban keperladangan kopi.

Adegan kedelapan, saat tersangka menyeret korban, tepatnya kira-kira 90 meter, celana pendek dan celana dalam korban terlepas. Akan tetapi, tersangka tidak mengetahuinya. Selanjutnya, adegan kesembilan, korban diseret dan diletakkan di pojok perladangan kopi, kira-kira 76 meter dari lokasi perladangan kemiri dan saat itu tersangka melihat korban sudah tidak menggunakan celana pendek dan celana dalam. Kemudian tersangka mematahkan ranting pokok terong belanda dan memukulkan ke wajah korban sebanyak dua kali. Adegan kesepuluh, saat korban sudah tidak bergerak lagi, tersangka menyetubuhi

korban. Pada adegan kesebelas, setelah tersangka menyetubuhi korban, tersangka mengambil tanah dan memasukkan ke mulut korban. Hal ini dilakukan tersangkan sebanyak tiga kali. Kemudian adegan kedua belas, tersangka mengambil goni, yang jaraknya kira-kira 5 meter dari posisi korban tergelatak. Lalu karung plastik tersebut ditutupkan ke wajah korban. selanjutnya pada adegan ketigabelas, setelah dipastikan korban tidak bernyawa, tersangka mencari handpone korban dan ditemukannya di lokasi perladangan pohon kemiri dan tersangka langsung mematikan HP korban. Setelah itu, pada adegan

keempat belas, tersangka pergi meninggalkan lokasi Simpang Rura, dengan berjalan kaki menuju arah Parapat, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Simalungun. Tepatnya di Simpangan Bolon di sebelah Gereja HKBP, tersangka membuang handpone korban ke semak-semak untuk menghilangkan jejak. Pada adegan terakhir, pada hari Senin lalu (19/8), sekira pukul 11.30 WIB, saksi Freddy Sitorus, saat bekerja di perladangan kopi, di Simpang Rura Desa Aek Natolu Jaya Kecamatan Lumban Julu, Kabupaten Tobasa, sedang membersihkan rumput di ladang tersebut. Tiba-tiba doa

melihat sesosok mayat, lalu saksi berteriak dan memberitahukan kepada saksi Dunna Sihotang dan Desman Siadari, yang mana mereka bertiga sama-sama bekerja di lokasi perladangan kopi tersebut. Akibat perbuatan tersebut, tersangka diancam dengan pidana pasal 340 jo pasal 338 jo pasal 285 KUHPidana tenatng pembunuhan berencana, subs pasal 80 ayat 3 UU No 23 Tahun 2002 tentang perlindungan anak. Hal ini sesuai laporan berita acara rekonstruksi yang dibuat Polsek Lumban Julu, selaku penyidik Ipda BE Sinaga, Aipda Tri Wahyudi, Bripka TM SidabutarN Briptu S Sinukaban dan Briptu Hefson Sirait. (th)

Sejumlah warga dari Kabupaten Toba Samosir, Sumatera Utara yang dipimpin Hasoloan Manik selaku Ketua Lembaga Peduli Lingkungan Hidup Indonesia (Pilihi) menggelar aksi damai di depan Istana Merdeka, Jakarta, kemarin (3/9).

DPRD dan Kadishut Cek Titik Koordinat TPL Sambungan Halaman 1 ditanami eucalyptus. Anggota dewan yang turun masing-masing Bernhard Damanik, Rajisten Sitorus, Suhadi, Sugiarto dan Sahat Silitonga. Selain itu hadir juga Camat Dolok Panribuan James Siahaan dan Kapolsek Dolok Panribuan AKP W Harianja, bersama masyarakat juga ikut turun lapangan guna mencari tau permasalahan yang dihadapi masyarakat dengan ada perusahaan TPL di sana. Kadishut Sudiahman Saragih mengatakan, hasil pengecekan titik koordinat yang dilakukan mereka nantinya akan disesuaikan dengan peta konsesi TPL yang diterbitakan Menteri Kehutanan. Dari hasil itu, nantinya akan diketahui apakah pihak TPL sudah melampaui tabal batas atau tidak. “Kita belum bisa berikan hasil pengambilan titik koordinat yang kami lakukan di lapangan, karena masih akan disesuaikan dengan peta konsesi TPL,” kata Sudiahman seraya ,mengatakan Jumat depan pihaknya akan rapat dengan DPRD komisi I membahas hal tersebut. Sementara Bernhard Damanik yang ikut turun lapangan kepada METRO mengatakan, kalau hasil peninjuan yang mereka lakukan, Badan Lingkungan Hidup perlu juga melakukan peninjauan yang sama, apakah pihak TPL melanggar UU no.23 tahun 2009 tentang lingkungan hidup. Di mana dalam UU no.23 tahun 3009 tentang lingkungan hidup, ada dua bentuk (sanksi) pidana yang dapat dijatuhkan baik terhadap perorangan (manusia) maupun terhadap badan hukum, perseroan, perserikatan, yayasan dan organisasi lain yaitu pidana penjara yang khusus diperuntukkan kepada seseorang/pengurus suatu badan hukum yang melakukan tindak pidana pencemaran atau perusakan lingkungan hidup. Pelaku tindak pidana lingkungan hidup ini dijatuhi pidana penjara paling sedikit 3 tahun dan paling lama 10 tahun. Di samping itu, pidana denda juga diterapkan bersama-sama dengan pidana penjara yang besarnya mulai dari paling sedikit Rp100 juta sampai dengan denda paling banyak Rp750 juta. Hal ini sesuai dengan bunyi pasal 41 (1) dan 42 (1) UU No.23 Tahun 1997 tentang Pengelolaan Lingkungan Hidup. Pasal 41 (1) “ Barangsiapa yang secara me-

lawan hukum dengan sengaja melakukan perbuatan yang mengakibatkan pencemaran dan/atau perusakan lingkungan hidup, diancam dengan pidana penjara paling lama sepuluh tahun dan denda paling banyak Rp500 juta”. Pada Pasal 42 (1) “Barang siapa yang karena kealpaannya melakukan perbuatan yang mengakibatkan pencemaran dan/atau perusakan lingkungan hidup, diancam dengan pidana penjara paling lama 3 tahun dan denda paling banyak Rp100 juta.“ Sedang apabila tindak pidana pencemaran atau perusakan lingkungan hidup dilakukan oleh badab hukum, perseroan, perserikatan, yayasan atau organisasi lain, pidana yang dapat dijatuhkan adalah pidana denda dengan ketentuan ancaman pidana denda tersebut diperberat sepertiga dari ancaman pidana denda yang dijatuhkan kepada selain badan hukum, perseroan, perserikatan, yayasan, atau organisasi lain. Hal ini sesuai dengan bunyi pasal 45 UU No.23 Tahun 1997 tentang Pengelolaan Lingkungan Hidup yang berbunyi “ Jika tindak pidana sebagaimana dimaksud dalam bab ini dilakukan oleh atau atas nama suatu badan hukum, perseroan, perserikatan, yayasan atau organisasi lain, ancaman pidana denda diperberat dengan sepertiga.“ Selain pidana denda, terhadap pelaku tindak pidana pencemaran atau perusakan lingkungan hidup dapat pula dikenakan tindakan tata tertib berupa, perampasan keuntungan yang diperoleh dari tindak pidana dan/atau, penutupan seluruh atau sebagian korporasi dan/atau, perbaikan akibat tindak pidana dan/atau, mewajibkan mengerjakan apa yang dilalaikan tanpa hak dan/atau, meniadakan apa yang dilalaikan tanpa hak dan/atau, menempatkan korporasi di bawah pengampuan paling lama 3 tahun. Selain itu ada juga ancaman pidana yang dibagi menjadi 2 bentuk yaitu berupa penegakan hukum secara preventif dan represif. Penegakan hukum pidana lingkungan yang bersifat preventif adalah penegakan hukum sebelum terjadinya pelanggaran atau pencemaran lingkungan hidup. Hal ini erat kaitannya dengan masalah administrasi lingkungan, yaitu : pemberian izin. Dalam pem-

Terdepan, Terbesar, dan Terbaik di Siantar- Simalungun

Anggota SPS No: 438/2003/02/A/2012 Penerbit : PT. Siantar Media Pers (Metro Siantar, Metro Tapanuli, Metro Asahan, Metro Tabagsel) Chairman: Rida K Liamsi Komisaris Utama: Makmur Kasim Komisaris: Khadafi Direktur Utama: Marganas Nainggolan Direktur: Maranatha Tobing PENGASUH Pemimpin Umum/Penjab/GM: Marganas Nainggolan Wakil PU/Pimpinan Perusahaan: Maranatha Tobing Pimred Metro Siantar: Pandapotan MT Siallagan Plt. Pimred Metro Tapanuli: Daniel Simanjuntak Pimred Metro Tabagsel: Muhiddin Hasibuan Pimred Metro Asahan: Eva Wahyuni Wakil Pimpinan Perusahaan Asahan: Darwin Purba Tim Ombudsman: Vincent Wijaya

berian izin usaha, pemerintah hendaknya memperhatikan dampak social dan dampak lingkungan hidup yang akan timbul dari kegiatan usaha tersebut. Sedangkan penegakan hukum pidana lingkungan yang bersifat represif adalah penegakan hukum setelah terjadinya pencemaran lingkungan hidup. Dalam hukum lingkungan, penegakan hukum secara preventif harus lebih diutamakan, karena penanggulangan akibat pencemaran melalui penegakan hukum represif memerlukan biaya yang sangat besar. Di samping itu kerugian yang akan diderita oleh lingkungan sebagai akibat dari pencemaran, tidak mungkin dapat dipulihkan kembali dalam waktu yang cepat. Bernard berpendapat bahwa upaya penegakan hukum lingkungan yang harus dilakukan lebih dahulu adalah yang bersifat compliance, yaitu pemenuhan peraturan, atau penegakan hukum preventifnya dengan pengawasannya. “Dari hasil cek lapangan, kita menemukan adanya tanaman eucalyptus yang berada di daerah aliran sungai (DAS) Sungai Sipingang. Hal itu mengakibatkan aliran sungai nyaris mati atau tidak mengalir seperti sediakala yang pada umumnya air dari sungai tersebut dipergunakan masyarakat untuk bercocok tanam,” terang Bernhard. Rajisten Sitorus menambahkan, permintaan masyarakat soal pengembalian lahan adat masih butuh waktu untuk melakukan pertemuan-pertemuan dengan masyarakat. Di nama, jika masyarakat dapat menunjukkan bukti-bukti yang mengatakan tanah itu milik mereka, nantinya tetap akan kembali kepada masyarakat. “Menanggapi permintaan masyarakat itu, kita perlu membuka kembali peta register peta konsesi milik TPL,” ujarnya. Sementara Humas TPL Tagor Manik yang dikonfirmasi METRO terkait tinjauan anggota DPRD dan pihak Dishut soal titik koordinat mengatakan, mereka siap menunjukkan peta konsesi TPL di Simalungun dalam rapat pertemuan Jumat depan. “Untuk mencari tau kebenaran di mana titik koordinat yang sebenarnya, dalam rapat nanti kita siap menunjukkan peta konsesi TPL sesuai permintaan dewan dan Dinas Kehutanan,” katanya singkat. (end)

Piala Kalpataru Diletakkan di Depan Istana Sambungan Halaman 1 Maklum, aksi warga Sumut itu tidak seperti aksi unjuk rasa pada umumnya. Dengan mengenakan pakaian adat Batak, mereka berorasi menghadap Istana, tempat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menjalankan aktivitas kenegaraan sehari-hari. Yang lebih menyedot perhatian pengguna jalan, massa aksi juga mengusung Piala Kalpataru. Rupanya, itu merupakan Piala Kalpataru milik Hasoloan Manik, selaku Ketua Lembaga Peduli Lingkungan Hidup Indonesia (Pilihi) Sumut. Manik menerima piala bergengsi itu pada 2010, atas kiprahnya yang dinilai sebagai aktivis penyelamat lingkungan, khususnya kawasan di sekitar Danau Toba. Nah, Piala Kalpataru itu dianggap sudah tidak berguna lagi karena peme-

rintah selama ini dinilai tidak berupaya mengatasi kerusakan hutan di sekitar Danau Toba. ”Selamatkan hutan Danau Toba. Piala Kalpataru tidak ada gunanya,” teriak massa, yang juga membentangkan sejumlah spanduk yang bertuliskan “Save Lake Toba”, “Selamatkan Hutan Danau Toba”, dan tulisan-tulisan lain yang berisi tuntutan sejenis. Ikut serta, selain Manik, dua aktivis lingkungan lainnya, Marandus Sirait, dan Wilmar E. Simanjorang. Marandus Sirait sebagai pimpinan aksi menjelaskan, aksi yang digelar ke Istana ini ditempuh lantaran berbagai upaya yang dilakukan agar pemerintah peduli hutan kawasan Danau Toba, dengan mendatangi sejumlah kementerian terkait, belum juga mendapat perhatian. ”Belum ada tanggapan. Kami kecewa. Kami akan kembalikan Piala Kalpataru ini,” ujar Sirait.

Sempat ada upaya negosiasi pihak Istana dengan pihak demonstran. Pihak Istana mau menerima perwakilan pengunjuk rasa, yang akan ditemui di Kantor Sekretariat Negara, yang berada dalam satu kompleks Istana. Hanya saja, pihak Istana minta syarat, hanya dua orang saja yang boleh masuk ke kompleks Istana. Pihak demonstran tak sudi jika hanya dua wakilnya saja yang ditemui. Upaya nego pun buntu. Lantas, selang beberapa saat, Piala Kalpataru dibawa pimpinan aksi, mendekat ke arah depan Istana, meski masih di luar pagar. Di situ lah Piala berwarna keemasan yang dikemas dalam bingkai kaca itu ditaruh dan ditinggalkan begitu saja. Tidak lama kemudian, setelah para demonstran membubarkan diri, seorang yang diperkirakan petugas Istana, mengambil Piala Kalpataru itu. (sam)

Dahlan Layak jadi Presiden Sambungan Halaman 1 layak dijadikan capres RI periode 2014-2019, karena selain memiliki sosok yang bersih dan cerdas, beliau juga sudah terbukti sukses baik di bidang pekerjaan, kepemimpinan dan ekonomi,” kata Sopar melalui telepon selulernya, Selasa (3/9).

Kesuksesan Dahlan di berbagai bidang ini, sebut Sopar, akan mampu sebagai penyeimbang dan menyempurnakan keanekaragaman Indonesia ke depan. “Kami berharap, sosok Dahlan akan mampu penyeimbang dan menyempurnakan keanekaragaman Indonesia lantaran beliau

memiliki latar belakang yang baik dikenal mau turun ke bawah menyapa masyarakat,” ujar anggota DPRD SU itu. Senada disampaikan Sekretaris DPC Partai Demokrat Taput Dapot Hutabarat. “Secara pribadi, Dahlan Iskan amat pantas menjadi Presiden RI lima tahun mendatang. Saya tidak

ragu dengan kapasitas yang dimilikinya. Meski begitu, apapun nanti yang menjadi hasil konvensi ini, kita selaku kader Demokrat harus mendukung,” ucapnya. Selain itu, ia juga mengungkapkan bahwa Dahlan adalah sosokyangberpolapikirpraktisdan luas,pedulidanmemilikikonsentrasi yangluarbiasa.(cr-01/des)

KLARIFIKASI BERITA Sambungan Halaman 1 menegaskan, persoalan tersebut hanya salah paham. Di mana, dia mengaku saat itu Aipda I ingin mengambil uang muka untuk membeli tanah yang sempat dititipkan kepadanya. Namun, karena saat itu akan salat, dia meminta Aipda I menunggu dia selesai salat. Namun, setelah salat dan belum sempat uang dikembalikan, suaminya datang dan terjadi salah paham. Atas kesalahan penulisan tersebut, kami minta maaf. Redaksi

Departemen Redaksi METRO SIANTAR Dewan Redaksi Group: Marganas Nainggolan (Ketua), Maranatha Tobing, Pandapotan MT Siallagan, Daniel Simanjuntak, Muhiddin Hasibuan, Eva Wahyuni, Leo Sihotang, Chandro Purba, Hermanto Sipayung, Nurjannah. Redaktur Pelaksana: Leonardus Sihotang, Yappy Chandro Purba. Kordinator Liputan: Tonggo Sibarani. Redaktur: Pholmer Saragih, Jhon Damanik, Pala Silaban, Plidewatna, Syafruddin Yusuf, Nasa Putramaylanda, Hezbi Rangkuty, Edi Saragih, Asisten Redaktur: Imelda Purba. Reporter: Pra Evasi Haloho, Billy Andra Nasution, Eko Hendriawan, Dhev Fretes Bakkara (fotografher), Rano Kambo Hutasoit, Darwis Damanik, Sawaluddin, Fandho Girsang, Soetomo Samsu (Jakarta), Ken Girsang (Jakarta), Irwansyah (TanahJawa), Hardono Purba (Silau Kahean), Sendi Warto Purba (Saribudolok), Mantrison Sinaga (Raya Kahean), Taman Haloho (Parapat) Sekretaris Redaksi: Yanti Nurhapni, Staf Redaksi: Ita Butar-butar. METRO TAPANULI Pjs Redaktur Pelaksana:-, Kordinator Liputan: Ridwan Butar-butar, Ass.Korlip: Marihot Simamora Reporter: Freddy Tobing, Milson Silalahi, Aris Barasa, Juris Tanjung, Samuel Sitompul, Masril Rambe (koresponden Barus), Horden Silalahi(Humbahas), Bernard Lumbangaol (Taput), Hengki Tobing (Taput), Jantro Naibaho, Juandi Sihombing, Hermanto Turnip (Tobasa). METRO TABAGSEL Redaktur Pelaksana: Nurjannah, Pjs Kordinator Liputan: Ikror Amin Lubis, Reporter: Parlindungan Pohan (Sidimpuan/Tapsel), Amran Pohan (Tapsel), Amran Pikal

Siregar, (Palas), M Ridwan Lubis (Madina), Oryza Pasaribu, Parningotan Aritonang. METRO ASAHAN Redaktur Pelaksana: Hermanto Sipayung, Kordinator Liputan: Edwin Garingging, Reporter: Susilowady (Kisaran), Putra (Aek Kanopan),Anniko Rambe, Rizki Whardana (R Prapat), Mahra Harahap (Kota Pinang), Ishak Lubis (Tj Balai), Syawaluddin Tanjung (Pamingke), Siswanto, Bima Pasaribu (Batubara). Dep. Perwajahan, Pracetak & Artistik Kadep Pracetak & Artistik: Ahmad Yasir, Kabag: Amiruddin Staf Pracetak:Salomo Seven Malau, Jamaluddin Sinaga, Hedry Handoko, Jefree Putra, Andri Manullang, Handoko, Nazaruddin Ikhsan, Saddam Boythree Purba. Mounting: Samuel Sihotang (Koord.), Hotland Doloksaribu, Amran Nainggolan, Nico HS. Kabag Teknisi Maintenance & IT: Irwan Nainggolan. Online: Juanda Panjaitan. DIVISI USAHA Departemen Umum/Adm/Keuangan Manager Adm/Keu/Umum: Dumaria, Kabag Accounting: Restioni Padang Departemen Sirkulasi / Pemasaran Manager Pemasaran: Jaberlison Saragih, Koordinator Pemasaran:Simson Winata Hutabarat Adm Pemasaran : Indarny Aritonang, Piutang Koran: Ester Ade Gultom, Staf Pengembangan: Jhon Tua Purba, Dedi Kurniawan, Kordinator Ekspedisi: Ardi Departemen Iklan Manager Iklan: Jamot S, Kabag Iklan: Holden Simanjuntak, Kord Iklan: Bambang Satria, Kord Adm. Iklan group: Hariyani Kartini, Staf Piutang Iklan: Tio Maria, Annisa (Medan), Staf Desaign:Reliston Purba, Togap Sinaga.

Perwakilan Metro Tapanuli Kepala Perwakilan : Kepala Perwakilan : Ridwan Butar-butar Koordinator Keuangan: Eriska Muham, Staf Piutang Koran/Iklan: Arfah Sari Hasibuan, Koord. Pengembangan: Zulfiandi, Staf Pengembangan: Jack Simbolon (Taput), Tamy Sianturi (Tobasa). Perwakilan Metro Tabagsel Ka Perwakilan/Ka Biro Usaha: Edi Panjaitan, Kabag Pengembangan: Ahmad Suhaimi Lubis, Koordinator Keuangan: Kristina Hutabarat Perwakilan Metro Asahan Wakil Pimpinan Perusahaan: Darwin Purba, Kabag Pengembangan: Marshall Leo Siagian, Staf Pengembangan: Jemelister Sitorus, Koord.Keuangan: Revina Sihombing Kuasa Hukum: Binaris Situmorang SH Tarif Iklan: Hitam/Putih (B/W) Umum/Display Rp. 7.500/mm kolom, Iklan Keluarga Ucapan Selamat Rp. 3.500/mm kolom, Iklan Warna (Full Colour) Rp. 15.000/mm kolom. Harga iklan ditambah PPN 10%. Harga Eceran Rp2.000 (dalam kota). Rekening a/n : PT Siantar Media Pers Bank Mandiri Cab Pematangsiantar AC:1070003101831. Alamat Redaksi /Iklan/ Pemasaran Medan : Graha Pena Medan Jl Sisingamangaraja KM 8,5 No.134 Medan-Amplas. Telp (061) 7881661 (Hunting) Fax (061) 7881733 Alamat Redaksi /Iklan/ Pemasaran: Jl Sangnawaluh No.24 Komp Mega Land Siantar Telp:(0622) 7553511, Fax (0622) 7553501 Siantar. e-mail : metrosiantar@yahoo.com. Perwakilan Jakarta: Jln Raya Kebayoran Lama17 Jakarta Selatan Telp. (021)-5349205, 5349206, 5349115. Fax. (021)-53490522. Pencetak : PT Medan Graindo, Jl SM Raja KM 8,5 No.134 Medan. Telp (061) 7881661 (Hunting) Fax (061) 7881733.

DALAM PELIPUTAN, WARTAWAN METRO SIANTAR SELALU DIBEKALI IDENTITAS DIRI DAN TIDAK DIBENARKAN MEMINTA SERTA MENERIMA APAPUN DARI NARASUMBER BILA ADA YANG MERASA DIRUGIKAN OLEH WARTAWAN METRO SIANTAR, DIMINTA UNTUK MELAPOR KE PIHAK BERWAJIB ATAU HUBUNGI 0622-7553998


RABU

4 September 2013

Tersangka Narkoba Kabur..

‘PAE, AYO PULANG PAK’ Sambungan Halaman 8

Sambungan Halaman 8 Sipinggol-pinggol, Siantar Barat, kabur dari RSU dr DjasamenSaragih,Selasa(3/9)sekitarpukul 13.30 WIB. Sebelumnya tersangka yang sudah residivis kambuhan ini ditangkap karena memiliki dan menggunakan sabu-sabu dan sempat ditahan di rumah tahanan Polres Siantar. Namun karena muntah darah, harus mendapat perawatan sejak 25 Agustus lalu. Informasi dihimpun, kabar kaburnya tahanan bertubuh kurus menggunakan kaus putih dan celana pendek warna biru itu menghebohkan rumah sakit yang dipimpin dr Ria Talaumbanua itu. Pasalnya, tersangka kabur saat keluarga pasien baru saja menjenguk. Tersangka yang dirawat di salah satu kamar khusus dalam ruangan C-II diketahui kabur dengan memanjat asbes kamar mandi hingga turun di ruangan dapur menggunakan sarung putih. Bahkan, kejadian serupa juga pernah dilakukan tersangkayangditangkappada11Meiolehpersonel Sat Norkaba ini. Namun aksinya yang terjadi akhir Agustus lalu ketahuan oleh petugas jaga karena masih sembunyi dalam asbes kamar mandi. “Iya,inisudahkalikeduasiBudiitukabur.Tapiyang pertama berhasil ditangkap dari atas asbes kamar mandi,”kataKepalaRuanganC-IIDeliamanSidabalok. Menurutnya, sebelum melarikan diri, tersangka baru saja melahap makanan siang dengan kaki terikatdenganrantaibesiyangsengajadiikatpetugas. Bahkan saat kaburnya tersangka, tak satupun personelPolresSiantaryangjaga(piket)sepertibiasa yang dilakukan. Selanjutnya dia memanjat tembok dan menjebol asbes kamar mandi dalam ruangan khusus C-II tersebut. Dengan melewati asbes itu, tersangka keluardariruangandapursetelahkembalimenjebol asbes. Tersangka juga membawa sarung untuk alat bantu menuruni asbes bagian dapur yang tingginya mencapai 4 meter. “Iya Bang, sempat kutanya dia maukemanadanakutaktaukalauitutahanan,”kata Duma Hutagaol, pelajar yang sedang praktik lapangan di ruangan tersebut. Dia mengatakan, saat itu dia sempat papasan dengan tersangka yang mengenakan kaus putih tanpa bercorak itu dalam lorong kamar. Malah Duma sempat menanyakan tujuan tersangka namun tidak dijawab. Selain itu, lebih lima orang, termasuk dua orang pedagang yang sedang duduk di bangku panjang persis di depan pintu ruangan C-II juga mengaku sempat curiga. Sebab, tersangka berjalan dengan santai namun terlihat besi rantai yang masih terikat di kakisebelah kirinya terseret-seret di lantai. Setelah berjalansekitar20meter,baruduapedagangtersebut sadar dan sontak berteriak tahanan kabur. Tapi, saat hendak dikejar, tersangka lari ke arah ruangan pengidap TBC dan tembus ke belakang ruangan tersebut yang sudah dekat dengan sungai. Kejadianitulangsungdilaporpadapolisiyangdatang 20menitkemudiandanmelakukanpengejaran. Sementara dari informasi kepolisian, selain tersangka narkoba, Budi Harmoko juga sudah ditetapkansebagaitersangkapencurianrumahyang dilakukannya pada Maret lalu. Tersangka baru saja bebasawaltahunlaluataskasuspencurianperhiasan. Hingga berita ini diturunkan, tersangka akhirnya tertangkap di Tanjung Morawa sekitar pukul 23.20 WIB saat menumpang bus angkutan. Saat itu polisi memberhentikan bus yang ditumpangi tersangka. Menurut Kasubag Humas AKP Effendi Tarigan, kepada polisi, dia mengaku melepaskan rantai di kakinya di Sungai Bahbolon di Jalan Pane, lalu pergi ke Jalan Medan menumpang bus hendak kabur ke Medan. Namun, atas kerja sama dengan Polres Deli Serdang, dia berhasil ditangkap di Tanjung Morawa. Dia mengaku, nekat menumpang bus walau tanpa membawa uang sepeserpun. (dho)

“Pae, ayo pulang Pak,” kata bocah berusia 4 tahun itu dari jarak 3 meter dari bapaknya. Mereka dipisahkan jerajak di ruang sidang itu. Selain David, ada 3 bocah lagi yang hadir di persidangan itu yang merupakan anak-anak dari ketiga terdakwa. Istri-istri mereka juga hadir di persidangan yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Siantar, Selasa (3/9). Atas panggilan anak tersebut, persidangan yang semula hening akhirnya mulai terusik hingga bocah-bocah ini dibawa ibu masing-masing keluar ruangan sidang. Dalam sidang yang dipimpin majelis hakim yang diketuai Ulina Marbun beranggotakan As’Ad Lubis dan Hera Destiny,

beragendakan keterangan saksi dari kepolisian, disebutkan, ketiga terdakwa ditangkap pada 4 Juni di Siabal-abal, Kelurahan BP Nauli, Siantar Marihat. Saat itu, sekitar pukul 11.30 WIB, saksi dari kepolisian Roy Marlon Sirait dan Tumpak Manurung sedang berpatroli dan menyaksikan ada sekumpulan orang di pinggiran jalan. Setelah dihampiri, ternyata mereka sedang bermain kartu joker dengan taruhan uang. Polisi yang bertugas di Polsek Siantar Marihat tersebut selanjutnya melakukan penyergapan. Namun dua dari lima pelaku yang bermain judi berhasil meloloskan diri, sementara ketiga terdakwa langsung diborgol oleh saksi. Kartu joker sebanyak 108 lembar (dua set), uang pecahan Rp5 ribu sebanyak empat lembar

serta kertas dan pulpen turut diamankan ke Polsek Siantar Marihat. Kepada penyidik, ketiga terdakwa mengakui perbuatannya bermain judi. Sementara ketiga terdakwa mengaku bermain judi hanya iseng semata dan untuk menghabiskan waktu istirahat. Salah seorang istri terdakwa D br Saragih menyebutkan, suaminya hanya sebagai petani dan saban hari menghabiskan waktu di sawah. Tapi saat penagkapan, ia sendiri tidak mengetahui suaminya telah dijebloskan ke penjara. Sejak itu, kebutuhan dapur rumah tangganya sangat terganggu dan tidak jarang harus mengutang beras ke warung terdekat. “Mudah-mudah hakim itu baik ya Ito, biar cepat bebas,” kata Saragih. (dho)

Mahasiswa Nommensen Kehilangan Laptop.. Sambungan Halaman 8 dimulai pukul 09.00 WIB di ruang kelas 3-2, mereka diminta meninggalkan tas di luar ruangan sidang. Setelah sidang meja hijau selesai sekira pukul 13.00 WIB, para mahasiswa,yakniNovitaSariboruManurung (21), Dewi boru Sihotang (22), Junita boru Silalahi (22) dan Lisa boru Ambarita (22) terlihat kelimpungan karena tasyangdiletakandiluarruangansudah berserakan serta barang berharga yang ada di dalamnya juga raib. Setelah mengetahui barang berharganya hilang mereka langsung melaporkan hal tersebut kapada dosen. Setelah mendapatkan arahan dari dosen mereka langsung diminta tetap tenang dan berkumpul di ruangan rektor Universitas Nommensen. Akibat kejadian tersebut, Novita kehilangan satu unit laptop Acer, Dewi kehilangan laptop Toshiba, sementara

Junita dan Lisa masing-masing kehilangan Hp Nokia yang juga diletakan di dalam tas. Novitamengaku,saatitudiameletakkan laptopnya di dalam tas laptop warna hitam, kemudian tas tersebut diletakan di luar ruangan karena saat sidang terlihat banyak mahasiswa lain yang menunggu di luar ruangan. “Malingnya cuma bawa laptopnya saja Bang. Kalau tasnya ditinggalnya. Aku tanya sama kawan-kawanku yang lain, tapi mereka bilang tidak tahu masalah itu. Padahal di dalam laptop itu semua data-data kuliah dan data penting bapakku,” kata gadis yang beralamat di Jalan Sentosa, Kelurahan Asuhan, Siantar Timur tersebut. Dewi juga mengatakan hal yang sama. Saat itu dia tidak mengetahui pasti siapa-siapa saja yang ada di luar ruangan. “Memang nekat kali malingnya itu. Padahal data skripsiku hanya di laptop-

ku itu aku simpan. Kalau sudah kayak gini aku mengetik ulang semua skripsiku itu,” katanya kesal. Sementara, Situa Manurung (50), orangtuaNovitamengatakan,diamasih menunggukepastianpihakUniversitas Nommensen yang berjanji akan mencari tahu siapa pelakunya. “Hari Kamis nanti pihak kampus akan mengumpulkan seluruh mahasiswa dan pihak kampus juga akan menyebar selebaran di lingkungan kampus,” kata pegawai Dinas Pendidikan Siantar tersebut. Sementara, Kapolsek Siantar Timur AKP Altur Pasaribu membenarkan kejadian tersebut, dan sudah melakukan olah TKP. Namun korban belum membuat laporan resmi ke Polsek Siantar Timur. “Dua orang anggota turun ke lokasi dan sudah melakukan olah TKP dan hingga kini para mahasiswa belum melaporkan secara resmi kejadian tersebut,” tegasnya. (lud)

Warga Siopat Suhu Sempat Ditahan Warga Sambungan Halaman 8 Siopat Suhu, Siantar Timur, sempat ditahan warga sesaat setelah tabrakan di Jalan Persatuan, Kelurahan Suka Dame, Siantar Utara, dengan Manuntun Tampubolon (60), warga setempat, Selasa (3/9) sekira pukul 21.45 WIB. Kata warga, pemuda itu dikhawatirkan melarikan diri. Informasi dihimpun dari lokasi kejadian, saat itu saat sepedamotor Honda Beat BK 3749 WAB yang dikendarai Sahat Hutabarat melaju dari arah PersatuanmenujuJalanSisingamangaraja. Tepat di lokasi kejadian, sepedamotor Honda Supra X 125 tanpa plat yangdikendaraiManuntundatangdari arah berlawanan. Diduga kurang hatihati, kedua pengendara saling bertabrakan hingga menimbulkan suara hantaman yang cukup keras. Warga yang mendengar suara hantaman langsung menolong dan mengevakuasi korban dan membawa Manuntun ke RSU Djasaman Saragih

FOTO:DHEV FRETES BAKKARA

Manuntun Tampubolon, korban kecelakaan di Jalan Persatuan saat berada di IGD, Selasa (3/9). dan menghubungi Unit Laka Mapolresta Siantar. Sementara Sahat ditahan warga karena dikhawatirkan melarikan diri. Tak berselang lama polisi tiba dan langsung mengevakuasi Sahat dan membawanya ke Rumah Sakit Vita Insani. Sahat mengatakan, dia hendak menuju ke rumah temannya di Jalan Sisingamangaraja. Saat itu dia tidak

menyadari bahwa ada kendaraan yang datang dari arah berlawanan. “Enggak lihat aku bapak itu datang. Pulanya dia jalan di tengah. Pas aku mau mengerem, sudah nggak bisa lagi,” kata Sahat. Akibat kejadian tersebut Manuntun mengalami luka gugus pada bagian wajah, sementara Sahat mengalami luka pada bagian tangan kanannya. (lud)

Elakkan Pengendara Sepedamotor

Mobil Pendeta Terjungkal SIMALUNGUN- Pendeta bermarga Sembiring,wargaKotaMedan,selamat dari maut setelah mobil yang dikendarainya mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Siantar-Parapat, Nagori Tiga Dolok, Kecamatan Dolok Panribuan, Selasa (3/9) sekira pukul 13.30 WIB saat hujan lebat mengguyur. MenurutketeranganpersonelLantas Polsek Dolok Panribuan, pendeta itu baru saja mengikuti acara di Parapat. Siang itu dia hendak pulang ke Medan. Sampai di lokasi kejadian, terjatuh satu unit sepedamotor yang melintas satu jurusannya, tepat di depan mobil yang dikendarainya,. Diduga karena badan jalan licin, sewaktu mengerem mendadak untuk mengelakkan sepedamotor yang terjatuhdidepannya,mobilTaftBK1569XA yang dikemudikan pendeta itu tergelincirhinggamenabrakberamdikanan badan jalan. Atas kejadian itu, kondisi mobilringsekberat.Bodymobilbagian kiri penyok, ban belakang bagian kiri

pecah dan kaca belakang ikut pecah. Beruntung pendeta yang mengemudikan mobil itu selamat. Setelah kejadian, pengendara sepedamotor yang terjatuh sempat memeluk pendeta itu dan mengucapkan terima kasih karena pengendara tersebut tidak ditabrak. Personel Satlantas yang mendapat laporan langsung terjun ke lokasi kejadian berniat memberikan pertolongan. Namun, begitu sampai lokasi, pendeta yang mengalami kecelakaan itu mengatakan agar petugas lantas kembali. Katanya, biar dia sendiri yang menderekmobilnyayangsudahringsek. Kapos Lantas Tiga Dolok Aiptu H Oppusungguhyangdikonfirmasimembenarkanterjadinyakecelakaantunggal di Jalinsum Siantar-Parapat. Namun pihaknya tidak menangani karena permintaan korban. “Kita sempat menawarkan bantuan kepada korban, tapi katanya dia sudah lebih dulu menghubungi mobil derek,” ujar Kapos. (end)

Sambungan Halaman 8

berkeluarga ini membuat bong dari botol kecil yang diisi air dan melekatkan pipet. Lalu mengeluarkan alumunium foil dari sakunya dan satu bungkusan kecil berisi sabu-sabu. Polisi yang sejak tadi sudah mengawasi langsung menyergap. Pria kurus berkulit hitam ini tak bisa mengelak. Kepada polisi, dia mengakui barang haram tersebut dibeli dari seseorang di Siantar Selatan. Namun pengedar tersebut belum berhasil ditangkap. Sementgara, tersangka mengaku sudah tiga bulan mengonsumsi sabusabu.Katanya,hasilpendapatannyadari berdagangsayurdanmenyambitukang becak barang di Pasar Horas digunakan untuk membeli sabu-sabu seharga Rp 120 ribu. (dho)

Pedagang di Pasar Horas Nyabu.. basah dirinya sedang mengonsumi narkobajenissabu-sabudiarealpemakaman Jalan Pane, Siantar Selatan. Dari tangannya, disita satu paket sabu-sabu ukuran kecil berikut alat hisap berupa bong, mancis dan alumunium foil. Menurut keterangan Kasat Narkoba Polres Siantar AKP Bambang SW, personelnya mencurigai seorang pria yang memasuki areal pemakaman, Senin (2/9) sekitar pukul 23.00 WIB. Selanjutnya polisi melakukan pengintaian dan membuntuti tersangka. Bahkansaatitutersangkatakmembawaalat penerangan,kemudiandudukpersisdi tengah areal pemakaman. Selanjutnya tersangka yang sudah

Pilih Damai Karena Istri.. Sambungan Halaman 8 korban tak jadi membuat pengaduan dan memilih jalan damai atas pertimbangan karena istrinya mengandung anak keduanya. Informasi dihimpun dari Ucok, dia dipukuli dua pemuda tak dikenal kerena salam paham soal lampu sen saat ingin berbelok. Ucok yang ditemui di Polsek Siantar Barat saat membuat laporan mengatakan, sebelum permisi membeli rokok, seperti biasa dia membantu orangtuanya berjualan miso di Warung Lestari di Jalan Haji Adam Malik. Sampai di Simpang Jalan Raya, dua pemuda berboncengan naik sepedamotor berbelok tanpa menyalakan lampu sen. Akibatnya, dia sempat ingin menabrak pemuda tersebut. Karenaemosi,spontanbapakduaanak itu memaki. Di lokasi kejadian, dia dan pemuda itu sempat saling maki. Diduga merasa tidak senang, pemudayangberboncengantersebutberbalik arah mendekati korban dan langsung menendang sepedamotor SuzukiShogunRtanpaplatyangdikendarainya hingga terjatuh. Begitu terjatuh, Ucok kemudian menarik pemuda yang duduk di kursi boncengan dan kemudianmemukulinyahinggababak

belur. Takmaukalah,akhirnyaduapemuda yang identitasnya belum diketahui itu langsung mengeroyok Ucok. Tak lama, kerumunan warga membuat dua pemuda itu kabur ke arah Pasar Pagi, Siantar Sitalasari. Teman Ucok ikut mengejar sampai ke Pasar Pagi. Sampai di sana, mereka sempat menawarkan perdamaian namun tidak sepakat. Merasa keberatan, Ucok dan temantemannya mendatangi Polsek Siantar Barat berniat membuat laporan pengaduan. Anehnya begitu selesai melakukan visum di RSU dr Djasamen Saragih, Ucok malah berubah pikiran dan tidak jadi membuat laporan pengaduan. “Biar saja pelaku itu kami cari sendiri untuk berdamai Bang, ,” aku Ucok sembari mengatakan kalau istrinyaFitri (20) sedang hamil 4 bulan anak keduanya. Sehingga dalam permasalahan ini dia lebih memilih damai daripada melalui jalur hukum. Kapolsek Siantar Barat AKP Oktavianus Sitinjak melalui petugas SPKT membenarkan kedatangan Ucok yang menjadi korban pengeroyokan dua pemuda. Hanya saja, setelah melakukan visum, korban berubah pikiran dan tidak jadi membuat pengaduan. (end)

Sambungan Halaman Satu Dua Mantan Wakil Ketua DPRD Diperiksa Sambungan Halaman 1 Paiman yang saat itu mengenakan kemeja biru, datang seorang diri dengan membawa sejumlah berkas. Beberapa kali, pria yang rambutnya mulai memutih itu tampak keluar masuk ruang pemeriksaan dan sesekali menuju mobil Kijang Innova Silver BK 1654 WB miliknya untuk

Ditertawakan Suami Sambungan Halaman 1 memutuskan tetap ikut berperan di seni pertunjukkan yang digelar pada 15 September 2013 di Taman Ismail Marzuki itu. “Dia bingung lihat aku, tapi dia senyum-senyum, dia nanyananya apa yang aku pakai. Sempat pas bantuin bikin PR aku belajar nembang. Suamiku juga ketawa-ketawa, kamu yakin mau kayak gitu,” ucap Maudy ditemui di Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (3/9). Meski disibukkan berlatih akting, namun pemeran Jaenab dalam sinetron Si Doel Anak Sekolahan itu tetap mementingkan kewajibannya mengurus buah hatinya. Ia mengaku tetap berusaha menjalani perannya sebagai seorang ibu dan akting secara bersama. “Ya anak saya pulang sekolah ke sini dulu, saya tetap bantuin bikin PR. Saya berusaha untuk membagi waktu antara passion saya di bidang budaya dan anak,” tukasnya. (int)

mengambil sejumlah berkas. Sekira pukul 15.00 WIB, Paiman tampak keluar dari ruang pemeriksaan dan bergegas menuju mobilnya yang terparkir di depan kantor Kejaksaan Negeri Simalungun. Ketika dikonfirmasi, Paiman yang sedang sibuk membuka pintu mobilnya menjelaskan, pemanggilan dirinya hanya sebagai saksi. Dia juga tidak memungkiri pemeriksaan itu terkait kasus dugaan korupsi PPH 21 TA 2001-2002. “Saya hanya dipanggil sebagai saksi saja. Ini terkait dugaan korupsi PPH 21. Hanya saksi. Sudah nggak usah difoto-foto,”

ujarnya meninggalkan METRO. Sementara itu, di ruang pemeriksaan, tampak giliran David Silalahi diperiksa Kasi Pidsus Edmond Purba. Pemeriksaan juga berlangsung tertutup. Sekira pukul 17.00 WIB, David keluar dari ruangan dan bergegas menuju perparkiran. Dengan mengendarai sepedamotor jenis bebek, David langsung meninggalkann kantor Kejari Simlaungun tanpa bersedia dimintai keterangan. Ditemuidiruangkerjanya,Kajari Simalungun Polin O Siatanggang melaluiKasiPidsusEdmondPurba ketika dikonfirmasi mengatakan, pemeriksaan kedua mantan Wakil

KetuaDPRDSimalungunitu,hanya sebagai saksi atas kasus dugaan TipikorPPH21. Edmond juga menjelaskan, berdasarkan hasil pemeriksaan, keduanya sangat kooperatif dan tak berbelit-belit. ”Keduanya bagus memberikan keterangan. Untuk saat ini, total yang sudah kita periksa sebanyak 12 orang saksi. Kita harap proses penyidikan ini berlangsung baik,” harapnya. Pemeriksaan Syahmidun Belum Dijadwalkan Ditanya mengenai kapan tersangka, yakni Syahmidun Saragih akan diperiksa, Edmond Purba mengatakan, sejauh ini

pihaknya masih konsentrasi pada pemeriksaan saksi-saksi. ”Belum kita jadwalkan, sebab kita ingin mengumpulkan bukti sebanyak-banyaknyaagarkasusini kuat. Namun yang pasti kita akan memeriksanya,” pungasnya. Sebelumnya, dalam kasus ini, Kejari Simalungun telah menetapkan mantan Ketua DPRD Simalungun Syahmidun Saragih sebagai tersangka kasus dugaan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) PPH 21 APBD Simalungun tahun anggaran 2001 dan 2002. Syahmidun ditetapkan tersangka berdasarkan UU RI No17 tahun 2000 tentang perubahan ke 3 atas UU no 7 tahun 1983 tentang

pajak penghasilan, serta ketetapan Dirjen Pajak Nomor 49/A/2002 tanggal 5 April tahun 2002. Dalam hal itu, terdapat kelebihan pajak di Pemkab Simalungun tahun 2001-2002, PPH 21 yang mana tarif 10 persen menjadi 5 persen. Saat itu, penghitungan dilakukan Pemkab Simalungun yang diwakili mantan Sekda Abdul Muis Nasution dan mantan Konsultan Pajak M Hasnil, dengan surat perjanjian kerja No 09/HYRU_/II tertanggal 1 Februari 2003. Dalam susunan dan penyampaian SPT atas PPH 21 itu, ditetapkan Honorarium yang diterima Hanil Yasin dan rekan setelah

terbitnya Surat Keterangan Pajak Lebih Bayar (SKPLB) dari kantor pajak, yakni 25 persen dari kompensasiyangditerimapemkab atas kelebihan pembayaran tarif PPH21 tahun 2001 dan 2002, yaitu dari Rp7. 418.209.304 ditetapkan kompensasinya sebesar Rp1.854. 552.326 atau 25 persen dari PPH21 tersebut. Edmond menambahkan, permasalahnnya, hal tersebut belum ditampung di APBD tahun 2013 dan juga belum dilaksanakan. Namun sudah dilakukan pembayaran dengan dasar persetujuan dari Ketua DPRD saat itu. (wis)

Hakim: Jangan Sampai Ini Menjadi Pertimbangan Sambungan Halaman 1 keluarga terdakwa itu cukup menjadi perhatian. Pasalnya, lagilagi kedua majelis hakim yang menangani perkara itu kembali naik darah. Sebab, pengakuan para terdakwa yang dihadirkan sebagai saksi, selalu berbelit dan berbeda dari keterangan di persidangan sebelumsebelumnya. Di Ruang Sidang Utama yang dipimpin Ketua Majelis Hakim Abdul Siboro beranggotakan Davip P Sitorus dan Budi Teguh Simaremare itu, Jaksa Penuntut Umum (JPU) Dostom Hutabarat menghadirkan saksi pasangan suami istri yang menjadi terdakwa, yakni Kosdin Saragih dan Tamaria br Aruan. Keduanya bersaksi untuk Walsen Malau

yang didakwa mengambil dompet Kompol (Anumerta) Andar Siahaan. Berdasarkan pengakuan di persidangan, Tamaria br Aruan, mengaku tidak melihat terdakwa Walsen Malau di lokasi tewasnya Kapolsek Dolok Pardamean itu. Dia menjelaskan, hanya mengetahu saat suaminya dibawa oleh Kapolsek beserta ketiga anggotanya menggunakan mobil. Namun, mengenai keterlibatan terdakwa Walsen Malau, dia tetap berisikeras tidak mengetahuinya. ”Nggak tau aku, Pak. Yang kulihat cuma ramairamai di sana,” akunya. Sementara itu, Kosdin Saragih ketika dimintai keterangan mengatakan, dirinya tidak mengetahui bahwa Walsen Malau yang mengambil dompet

korban. Mengenai keterangannya di Berkas Acara pemeriksaan (BAP) Kepolisian, dia tidak mengetahuinya sama sekali dan hanya menandatanganinya. Mendengar penjelasan Kosdin yang lagi-lagi dinilai berbeda pada persidangan sebelumnya, Majelis Hakim mengingatkan terdakwa Kosdin Saragih untuk memberi keterangan secara benar. ”Saudara jujur saja. Jangan bertele-tele dalam persidangan ini. Katakana pa yang sebenarnya saudara lihat, dengar, dan alami. Itu yang sasudara ketahui. Jangan sampai ini menjadi pertimbangan hakim memperberat vonis nanti,” ujar Majelis Hakim. Setelah dicecar dengan katakata peringatan dari JPU dan Majelis Hakim, Kosdin Saragih mengatakan kalau dia menge-

tahui terdakwa Walsen Malau mengambil dompet korban saat mereka ditahan pihak kepolsian. Dalam penahanan itulah Kosdin mengaku kalau mereka ada bercerita. ”Aku nggak tahu siapa yang bilang, tapi memang ada kudengar kalau si dia (Walsen Malau) yang mengambil dompet itu,” ujarnya sembari menunjuk dompet yang terletak di meja JPU Dostom Hutabarat. Sementara itu, di Ruang Sidang II yang diketuai Ramses Pasaribu beranggotakan Samuel Ginting dan Ben Ronald, JPU Julius Butarbutar menghadirkan saksi Kosdin Saragih lagi yang sudah menjalani sidang sebagai saksi di Ruang Sidang Utama. Kosdin dihadirkan untuk bersaksi atas terdakwa Pandapotan Haloho cs yang

didakwa melakukan pengerusakan mobil dan penganiayaan korban hingga tewas. Dalam kesaksiannya, Kosdin mengaku tidak ada melihat Pandapotan Haloho Cs di lokasi. Laki-laki yang diduga sebagai sumber kerusuhan itu mengaku hanya melihat Fernandus Turnip dan Dedi Girsang. Dia mengatakan kalau keduanya yang saat itu mengendarai sepedamotor jenis bebek mengulurkan tangan ke arah Mobil yang dikemudikan Kapolsek. ”Orang itu bilang berhenti, berhenti, berhenti. Terus menyuruh supaya aku dilepaskan itu saja yang kutahu yang mulia,” ujarnya. Dinilai karena pengakuan korban tidak sesuai atas pertanyaan hakim yang memintanya untuk menjelaskan peran para

terdakwa, lagi-lagi Majleis Hakim murka dan kembali mengingatkan terdakwa. ”Jujur saja kalian kenapa. Kok jadi mepersulit. Semalam bilang yang lain, sekarang bilang yang lain lagi. Kalau ada disiksa, dipaksa dan diancam bilang. Tapi kalau kulihat, kalian semua sudah kordinasi dan sepakat untuk berkata seperti ini. Tapi terserah kalian. Jangan nanti ini jadi kami pertimbangkan,” ujar Majelis Hakim mengingatkan para terdakwa. Usai mendengar keterangan para terdakwa yang dihadirkan, Majelis Hakim memutuskan untuk menutup persidangan dan akan kembali dibuka pada, Kamis (5/9) mendatang, dengan agenda mendengarkan keterangan saksi lainnya. (wis)


8

METRO SIANTAR

RABU

4 September 2013

Suami Dipukuli

PILIH DAMAI KARENA ISTRI LAGI HAMIL SIANTAR- Irpan alias Ucok (23), warga Jalan Raya, Kelurahan Timbang Galung, Kecamatan Siantar Barat, dipukuli dua pemuda tak dikenal saat hendak membeli rokok di warung Jalan Raya, Kelurahan Timbang Galung, Selasa (3/9) sekira pukul 01.00 WIB. Namun

) Baca Pilih Hal 7

ANAK HADIRI SIDANG BAPAK

‘PAE, AYO PULANG PAK’

Irpan alias Ucok

FOTO FANDHO

Ketiga terdakwa atas perkara judi Joker saat mengikuti sidang di PN Siantar

Tersangka Narkoba Kabur dari Rumah Sakit

SIANTAR- Peristiwa mengharukan berlangsung saat digelarnya sidang perkara judi dengan terdakwa Maram Sihombing (30), Manahan Marpaung (48) dan Parasian Sinaga (49). Saat ketiganya menjalani persidangan, David (4), anak Parasian Sinaga, salah seorang terdakwa, merengek-rengek di persidangan sambil mengajak bapaknya untuk ikut pulang bersamanya. ) Baca Pae, Ayo ..Hal 7

Ditangkap di Tanjung Morawa

SIANTAR- Tersangka kasus narkoba tahanan Polres Siantar, Budi Harmoko (29), warga

Jalan Bangau Atas, Kelurahan

) Baca Tersangka ..Hal 7

Pedagang di Pasar Horas Nyabu Sendirian di Kuburan SIANTAR- Rizal Situmorang (39) yang merupakan pedagang di Pasar Horas tak berku-

tik ketika tiga polisi menangkap

) Baca Pedagang ..Hal 7

FOTO FANDHO

Seorang keluarga pasien memperlihatkan ruangan dapur yang asbesnya sengaja dijebol pelaku.

Meja Hijau, Tas Ditinggal di Luar

Mahasiswa Nommensen Kehilangan Laptop dan Hp

SIANTAR- Empat mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Nommensen jurusan Bahasa Inggris yang mengikuti sidang meja hijau kehilangan laptop, uang dan Hp, Selasa (3/9). Informasi dihimpun dari korban, kejadian ini berawal saat 16 mahasiswa menjalani sidang meja hijau. Saat sidang

) Baca Mahasiswa ..Hal 7

Novita Sari Boru Manurung

Tabrakan di Jalan Persatuan

Warga Siopat Suhu Sempat Ditahan Warga SIANTAR- Walau mengalami luka di tangannya, Sahat Hutabarat (23), warga Jalan Pdt

Justin Sihombing, Kelurahan

) Baca Warga ..Hal 7


RABU

4 September 2013

(FOTO:EDI SARAGIH)

BERSAMA TOKOH SIMALUNGUN - Rektor Universitas Efarina Prof Erika R Saragih, foto bersama narasumber, moderator dan beberapa tokoh Simalungun, Selasa (3/9).

Hujan Deras, Ruas Jalan Siantar-Raya Terendam TEPATNYA DI JANGGIR LETO, KECAMATAN PANEI

Unefa Kembali Gelar Seminar Nasional

Membentuk Karakter Bangsa, 4 Ahli Sejarah Diundang Universitas Efarina (Unefa) Pamatangraya, Simalungun, akan menggelar seminar nasional di Aula Griya Hapoltakan Pamatangraya, kompleks Unefa Pematangraya, Kamis (5/9).

Seminar ini dalam rangka Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-68, mengambil thema ’68 Tahun Ke Baca

Membentuk...Hal 10

Plafon SDN 095226 Raya Kahean Terancam Ambruk

Guru & Murid Dihantui Rasa Takut RAYA KAHEAN- Plafon SDN 095226 Kecamatan Raya Kahean, terancam ambruk. Kondisinya sangat memprihatinkan. Guru dan para murid yang menuntut ilmu di sekolah itu dihantui rasa takut. Amatan METRO, dinding dan atap sekolah yang dipimpin Jat Hotlin tersebut sudah lapuk dan berlubanglubang. Kondisi terparah adalah ruang kelas I, kelas II dan kelas III. Baca

Guru ...Hal 10

PANEI- Ruas jalan Siantar – Raya, tepatnya di Km 10, Nagori Janggir Leto, Kecamatan Panei, terendam banjir, Selasa (3/9). Kondisi ini akibat parit pasangan jalan meluap, satu jam setelah wilayah Panei sekitarnya diguyur hujan deras. Halaman

(FOTO:RANO HUTASOIT)

HUJAN LEBAT- Air menggenangi bahu jalan besar Siantar Raya, tepatnya di Janggir Leto, Kecamatan Panei, Simalungun, Selasa (3/9) sore.

600 Calon Mahasiswa Baru USI Ikuti Ujian (FOTO:MANTRISON SINAGA)

PLAFON LAPUK- Elmianna Saragih, Guru Kelas Satu di SDN 095226 Kecamatan Raya Kahean, menunjuk plafon dan galang seng sekolahnya telah lapuk.

SIANTAR- Sebanyak 600 calon mahasiswa baru Universitas Simalungun (USI) Kota Pematangsiantar, melaksanakan ujian penerimaan mahasiswa baru di Auditorium USI, Selasa (3/9).

Para calon mahasiswa tersebut berasal dari Kota Siantar dan luar daerah. Ujian tersebut dibuka secara resmi Rektor USI Baca

600 Calon ...Hal 10


RABU

4 September 2013

Hujan Deras, Ruas Jalan Siantar-Raya Terendam Membentuk Karakter Bangsa 4 Ahli Sejarah Diundang Sambungan Halaman 9 merdekaan Indonesia dan Pembentukan Karakter Bangsa’. Rektor Unefa Pamatangraya Prof Dr Erika Revida Saragih MS, kepada METRO, Selasa (3/9), mengatakan, setelah sukses menggelar Seminar Nasional Sejarah Kepahlawanan Tuan Rondahaim Saragih Menentang Kolonialisme Belanda, 1 Februari 2013 lalu, Unefa kembali menggelar seminar nasional memberikan pencerahan kepada warga Simalungun. “Setiap tahun kita memeringati HUT Kemerdekaan RI, ini tak terlepas dari jasa-jasa pahlawan. Kita berharap dengan mengingat HUT Kemerdekaan, sifat-sifat kepahlawanan menjadi teladan untuk mengisi pembangunan pasca kemerdekaan,” kata Erika. Dikatakan Erika, keteladanan pahlawan diharapkan mendorong anak bangsa memiliki semangat rela berkorban secara tulus, memiliki semangat pantang menyerah dan mengutamakan kepentingan negara di atas kepentingan pribadi. Jiwa kebersamaan dan semangat gotong-royong harus ditumbuhkan kembali, untuk membentuk karakter bangsa yang kuat dan berwibawa. “Di tengah adanya degradasi karakter generasi bangsa akhir-akhir ini, kita perlu kembali mengingat bagaimana Negara Kesatuan Republik Indonesia dibentuk dan tantangan serta rintangan yang dihadapi. Maka kita menghadirkan nara sumber

yang ahli dalam sejarah bangsa Indonesia,” kata Erika. Erika menambahkan, empat ahli sejarah sengaja diundang sebagai nara sumber untuk mengulas semangat kepahlawanan yang mengambil thema ’68 tahun Kemerdekaan Indonesia dan Pembentukan Karakter Bangsa’, yakni; Prof Dr Susanto Zuhdi (Guru Besar Sejarah Universitas Indonesia), Brigjen TNI MAR Bambang Sutaryo (Kepala Biro Tanda Jasa/Kehormatan Sekretariat Negara), Kolonel (Purn) Dr Saleh As’ad Djamhari (Dosen Sejarah Universitas Indonesia) dan Dr Abdul Syukur (Dosen Sejarah Universitas Negeri Jakarta). Sebagai moderator Dr Suprayitno MHum (Dosen Universitas Sumatera Utara) dan Prof Dr Erika R Saragih (Rektor Universitas Efaria). Seminar Nasional ini, sambung Erika, menjadi salahsatu program Unefa yang saat ini telah membuka 13 program studi, dibagi dalam 4 fakultas. Untuk Fakultas Ilmu Pendidikan, dibuka program studi Matematika (S1), Bahasa dan Sastra Indonesia (S1) dan Guru Sekolah Dasar (S1). Sementara Fakultas Teknik membuka program studi Informatika (S1), Elektro (S1) dan Lingkungan (S1). Fakultas Kesehatan dengan program studi Farmasi (S1), Ilmu Kesehatan Masyarakat (S1), Keperawatan (S1), Kebidanan (D3), Analis Kesehatan (D3) dan Radiodiagnostik dan Radioterapi Fisioterapi (D3). Yang terakhir, Fakultas Ekonomi dengan program studi Manajemen (S1). (esa/dro)

Sambungan Halaman 9 Amatan METRO, para pengguna jalan raya, baik pengendara roda dan roda empat atau lebih harus ekstra hati-hati saat melintas di jalan yang tergenang air itu. Bahkan, di antaranya ada juga kendaraan yang mogok. SalahseorangwargaJanggirLeto Luria Purba (32), kepada METRO, mengungkapkan, bukan kali itu saja bahu jalan tergenang banjir, tapisetiapkalihujanlebat,airselalu menggenangibeberapatitikdiruas jalanbesarSiantar-Raya,terutama di sekitar Kecamatan Panei. Menurut dia, parit pasangan jalan tidak berfungsi optimal, pertama karena paritnya kecil sehingga tidak mampu

menampung air ketika hujan lebat dan kedua masih ada bahu jalan yang sama sekali tidak dilengkapi parit pasangan. “Apakah memang belum pernah dibangun atau tertimbun, saya kurang tahu soal itu. Menurut saya pemerintah harus memikirkan hal ini,” ujar Luria. Warga lainnya Ramidin Sinaga (28), mengatakan sependapat dengan apa yang disampaikan Luria Purba. Dia menyebutkan, di sepanjang ruas jalan lintas Siantar – Raya, tepatnya di Panei, masih banyak ditemukan jalan tidak dilengkapi drainase. Sebagian lagi ada parit yang tersumbat, sehingga tidak dapat menampung volume air hujan dan ada juga parit jalan yang sudah

rata dengan tanah. “Buruknya sistem drainase ini sudah lama dikeluhkan warga. Terkadang warga juga sering tersiram air, terutama ketika ada kendaraan yang melintas,” cetusnya. Masih dengan warga yang sama, Jamalim Purba berharap agar pemerintah segera bertindak agar jalan besar Siantar – Raya tidak cepat rusak. Dia mengatakan, air yang berkumpul di permukaan jalan raya setelah hujan tidak hanya membahayakan pengguna jalan raya, malahan akan mengikis dan merusak struktur jalan raya. Dia menjelaskan, karena itu permukaan jalan raya sebenarnya tidak betul-betul rata, sebaliknya mempunyai lan-

daian yang berarah ke selokan di pinggir jalan. Dengan demikian, air hujan akan mengalir kembali ke selokan. Terpisah, Henok Siadari, warga Panei Tongah, mengatakan, setiap hujan Panei Tongah selalu dilanda banjir. Banjir semakin parah sejak konversi teh ke kebun kelapa sawit di kebun PTPN IV Unit Marjandi. “Bahkan rumah penduduk pun pernah terendam,” katanya. Sebelumnya, kata dia, pihak PTPN IV Unit Marjandi pernah mengumpulkan para pangulu di Panei Tongah, untuk membicarakan solusi mengatasi banjir. Setelah pertemuan itu, memang ada perbaikan di beberapa titik drainase. Namun

tiap hujan masih ada banjir. Menurut dia, solusi tepat mengatasi banjir agar pihak kebun membuka drainase baru jauh dari permukiman penduduk atau memperdalam parit pasangan jalan. “Dalam hal ini, pemerintah juga harus melakukan tindakan cepat untuk mengatasi banjir. Sebab banjir sudah bertahun-tahun melanda Panei Tongah,” sebutnya. Sementara Pangulu Marjandi Johansah Purba, ketika dikonfirmasiviateleponselular,Selasa(3/ 9) malam, mengatakan, di daerahnyatidakadalagibanjirsejak pihak kebun mengorek drainase. Selain itu, pihak kebun juga sudah mengganti kerugian warga korban banjir. (rah/pra/dro)

Petani Marihat Memasuki Musim Tanam Padi

(FOTO: PRA EVASI HALOHO)

UJIAN- Para calon mahasiswa baru USI, tampak serius mengikuti ujian, Selasa (3/9).

600 Calon Mahasiswa Baru USI Ikuti Ujian Sambungan Halaman 9 Hisarma Saragih. “Ini masih jumlah penerimaan mahasiswa baru gelombang pertama. Saat ini, pendaftaran gelombang kedua sudah dibuka dan tetap akan melaksanakan ujian. Pada Oktober nanti, perkuliahan mahasiswa baru dimulai,” ujar Hisarma Saragih, kepada METRO saat mengawasi pelaksanaan ujian penerimaan mahasiswa baru. Masih kata Hisarma, pelaksanaan ujian penerimaan mahasiswa baru merupakan atu-

ran yang ada di Universitas Simalungun setiap tahunnya. Tujuannya adalah untuk mengetahui kemampuan akademik para calon mahasiswa tersebut. Setelah hasil ujian tersebut diperiksa, panita penyelenggara ujian penerima mahasiwa baru selanjutnya mengumumkan kepada mahasiswa lulus. Disinggung mengenai kisruh USI, apakah berpengaruh terhadap kalender akademik, Rektor USI yang terpilih tahun 2012 lalu itu menegaskan bahwa di Universitas Simalungun tidak ada masalah dan semua proses

akademik tetap terlaksana dengan baik dan lancar. “Itu makanya kita heran, apa rupanya masalahnya. Kalau saya melihat tidak ada masalah. Sebab mulai dari yayasan sampai ke dosen tetap bekerja dan berkantor seperti biasanya. Jadi apa masalahnya,” ujarnya. Pada saat ujian penerimaan mahasiswa baru tersebut berlangsung hadir Ketua Pembina Yayasan USI Dr Med Polentyno Girsang, Ketua LPPM USI Intan br Damanik, jajaran yayasan dan rektorat serta para Dekan USI. (pra/dro)

Para petani di Kelurahan Suka Maju, Siantar Marihat, memasuki musim tanam padi. Namun mereka mengeluh, karena selain harga bibit padi mengalami kenaikan harga, dari Rp10 ribu menjadi Rp12 ribu per ikat, stok bibit padi juga terbatas. Karena kondisi ini, sebagian petani terpaksa menunda jadwal tanam padi. Maniar Parhusip (45), salahseorang petani kepada METRO, Selasa (3/9), menuturkan, dari lima petak sawah miliknya ia hanya dapat menanam tiga petak sawah saja. Dua petak lagi harus ditunda, menunggu dapat pasokan bibit. Dia mengaku, kondisi ini tidak seperti biasanya. “Baru kali inilah terjadi keterlambatan pasokan bibit padi. Kalau kami tanya sama agen katanya pasokan dari Dinas Pertanian minim. Mungkin perkiraan mereka semua petani sudah panen, padahal sudah banyak yang akan menanam,” kata Maniar. Pada kesempatan itu, Maniar berharap agar pemerintah memberikan bibit padi unggul. Agar produksi padi petani meningkat. Menurut dia, produksi padi selama ini di daerah itu ratarata 7 ton per hektare. Tapi baginya hasil itu belum memuaskan. Sebab di daerah Bosar Maligas, para petani mampu memproduksi rata-rata 8 ton padi per hektare. “Kalau hasilnya makin banyak maka penghasilan petani pun bertambah, tentu itu yang kita harapkan,” katanya. Petani lain Larisma Siahaan (40), berharap agar pemerintah mengintervensi pasar agar harga bibit padi tidak terlalu mahal. Menurut dia, harga bibit padi sebesar Rp12 ribu per ikat, terlalu mahal. “Jadi kalau bibit pun sudah mahal harganya, maka biaya untuk budidaya padi pun makin bertambah. Berapa lagi keuntungan petani, kalau cost-nya tinggi,” ujarnya. Dia menuturkan, selain harga bibit naik, upah menanam padi juga naik, dari Rp1 juta per hektare jadi Rp1,5 juta per hektare. (bli/dro)

Guru & Murid Dihantui Rasa Takut Sambungan Halaman 9 Kepala SDN 095226 Jat Hotlin kepada METRO, Selasa (3/9), mengatakan, sejak didirikan tahun 1977, sekolah yang ia pimpin tidak pernah mendapat rehab. Saat ini sekolah itu sudah berusia 36 tahun. Ia berharap agar Pemkab Simalungun mengalokasikan dana perbaikan di sekolah

tersebut. Terutama untuk tiga ruangan yang kondisinya sudah sangat parah. Dia menyebutkan, saat ini anak didik di sekolah itu sebanyak 84 orang. Para guru yang mengajar di sekolah itu juga harus berhati-hati manakala murid tertimpa atap ruangan kelas yang lapuk. Guru Kelas I Elmianna Saragih (50) mengaku selalu

Sensasi Goyang Siantar

Ut FM

94.5

GROUP BOSS FM

Mhz

** Menyuguhkan lagu-lagu Dangdut dan Daerah **

On-Air : 05.30 - 18.00 : Lagu Dangdut & India On-Air : 18.00 - 24.00 : Lagu Daerah

Kantor & Studio : Jl. A Yani No. 2-4 Pematangsiantar Sumut Telp Kantor : 0622 - 75 500 55 Fax: 7550968 Telp Studio : 0622 - 7551799; SMS 0821 6356 3000

Website : www.bossfmsiantar.com Email : dut_fm@yahoo.co.id

dihantui rasa ketakutan saat mengajar di ruangan kelas. Sebab atap plafon yang sudah lapuk itu sewaktu-waktu bisa saja ambruk. “Apalagi ketika hujan lebat, kami makin khawatir plafon ruangan ambruk. Jadi besar harapan kami agar pemerintah secepatnya merehab sekolah kami ini,” ujar Elmianna penuh harap. (son/dro)

(FOTO:BILLY NASUTION)

TANAM PADI- Maniar boru Parhusip dan rekannya, petani padi di Siantar Marihat, saat menanam padi di sawah, Selasa (3/9).


RABU 4 September 2013

Fortuner TRD Sportivo

JAKARTA - Kebijakan baru yang menetapkan harga referensi untuk produk hortikultura dan produk hewan akan tetap membuat perlindungan bagi peternak dan petani lokal. Dengan demikian, petani dan peternak lokal tidak akan merugi.

(INT)

S E M A N G AT- Petani dengan semangat menabur pupuk di areal persawahannya. Tindakan ini seriring adanya kebijakan pemerintah dengan menetapkan harga referensi untuk produk hortikultura bagi petani lokal.

“Untuk harga daging sapi kan ditetapkan harga acuan Rp76.000 per kg, jadi dalam level peternak 1 kilo bobot hidup sapi dihargai Rp30.000 per kg,” ungkap Menteri Pertanian (Mentan) Suswono di kantor Kementrian Perdagangan, Jakarta, Selasa (3/ 9). Suswono menambahkan, dua komoditas hortikultura, yakni bawang merah dan cabai yang diterapkan mekanisme yang serupa. Namun, untuk komoditas ini, dia belum menentukan besaran harganya. “Ini bagian dari harga referensi perlindungan bagi peternak lokal dan dengan adanya harga referensi ini, tentu akan memacu (petani dan peternak) meningkatkan produksinya,” tambah dia. Lebih lanjut dia mengungkapkan, harga yang selalu fluktuasi membuat para petani bingung. Oleh Karena itu, kebijakan membuka impor dengan sistem baru diharapkan bisa membuat petani dan peternak fokus, karena sudah ada harga acuan. Stabilkan Harga Dengan diberlakukannya impor untuk produk hortikultura dan produk hewan menggunakan harga referensi, diharapkan dapat menekan

inflasi untuk menstabilkan harga ke konsumen. “Kebijakan impor secara besar-besaran terpaksa dilakukan agar harga di tingkat konsumen terjaga,” ungkap Menteri Perdagangan (Mendag) Gita Wirjawan di kantornya, Jakarta, Selasa (3/9). Gita menambahkan, komoditas seperti daging sapi, bawang merah, dan cabai menjadi prioritas impor lantaran sering menyebabkan inflasi. Selain itu, dalam peraturan permendag Nomor 7 tahun 2013 yang baru akan menggunakan sistem periodisasi per semester dengan masa berlaku persetujuan impor selama enam bulan. “Sedangkan untuk permendag No 46 tahun 2013 sistem periodisasi pengajuan permohonan impor sapi dan daging sapi dilakukan per triwulan dimana masa berlaku persetujuan impornya adalah 3 bulan,” tambah dia. Lebih lanjut dia mengungkapkan, untuk kewajiban melakukan realisasi impor produk hortikultura dalam permendag No 47 tahun 2013 paling sedikit 80 persen dari persetujuan impor dalam setiap periode sebagaimana tercantum dalam persetujuan impor. (oz/nik)

Fortuner TRD Sportivo Wajah Baru JAKARTA-New Fortuner resmi dilahirkan Toyota Astra Motor (TAM), melengkapi lineup Toyota yang mendapatkan revisi di tahun ini. Tapi ada yang berbeda dengan New Fortuner kali ini. Toyota memberikan muka baru yang lebih tajam dan stylish melalui konsep design baru varian TRD Sportivo miliknya. Bernama New Fortuner TRD Sportivo Ver.3, model ini tampil lebih segar dengan New Radiator Grille, Daytime Running Lights (DRL), New TRD Sportivo Alloy Rims, dan New TRD Sportivo Bumper pada sisi depan dan belakang. Penampilan baru ini jelas

membuat New Fortuner terlihat lebih fresh dan maskulin. New Toyota Fortuner yang disebut Toyota sebagai real SUV, tetap menonjolkan sisi sporty dengan ubahan yang dirancang oleh Toyota Racing Development (TRD). Pada sisi interior, perubahan tidak hanya disematkan pada bagian penunjang penampilan. Namun teknologi dan fungsionalitas sebuah kendaraan penumpang tetap dikedepankan. Pada tipe bensin, interior dilengkapi berbahan kulit warna hitam, dengan memberikan detailing berupa pola jahitan silver stitch. New Toyota Fortuner memi-

liki sistem entertainment baru. Tablet look head unit semakin menunjang sisi stylish urban SUV ini. Juga Roof Monitor bagi penumpang belakang di mana fitur ini merupakan yang pertama di kelasnya. Ada tiga tipe New Fortuner TRD yang ditawarkan, yakni Lux TRD Bensin transmisi matik dengan kapasitas 2,7 liter. Lalu TRD Diesel 2,5 dengan transmisi manual dan matik. Daftar Harga New Fortuner TRD: New Fortuner 2.7 G A/T Lux TRD Bensin Rp 478.550.000 New Fortuner 2.5 G M/T TRD Diesel Rp 422.450.000 New Fortuner 2.5 G A/T TRD Diesel Rp 432.450.000. (oz/nik)

Acer Tepis Lenovo & Asus Konsolidasi ACER membantah rumor yang menyebut bahwa pihaknya berkonsolidasi dengan Lenovo atau Asustek Computer (Asus). Acer, sebagaimana dilansir dari Digitimes, Selasa (3/9), mengatakan tidak ada niatan untuk melakukan konsolidasi dan perusahaan belum tertarik ke arah sana. Lebih lanjut, perusahaan mengatakan telah melakukan reformasi dan optimis mampu memperoleh respon positif dari pasar. “Pasar berubah dengan cepat, notebook, tablet, dan smartphone masih memiliki potensi pasar. Karenanya, Acer akan terus mengembangkan segmen pasar dan bisa mencetak poin cepat atau lambat,”

kata perwakilan perusahaan. Di tengah dominasi Samsung, LG, dan Apple di ranah perangkat mobile, sejumlah pihak percaya, apabila Acer, Asus,

dan Lenovo melakukan konsolidasi, maka mereka mampu merebut pangsa pasar yang didominasi tiga besar vendor tersebut. (oz/nik)

Dentuman ‘Momentum On-Ear’ bak Studio di Telinga

Momentum On-Ear

JAKARTA - Produsen headphone asal Jerman, Sennheiser, meluncurkan headphone terbarunya ‘Momentum On-Ear’ yang mengunggulkan kualitas, bahan, dan nilai. Headphone ini mengemas kualitas maksimal dalam desain yang praktis. Sennheiser sengaja mengedepankan bentuk yang minimalis untuk menyeimbangi mobilitas tinggi penggunanya. Bentuknya yang lebih ringan dan lebih kecil dari headphone kebanyakan membuatnya mudah dibawa-bawa. Sennheiser mengklaim merancang ‘Momentum On-Ear’ dengan material baja anti karat serta bantalan yang lembut di telin-

ga. “Momentum On-Ear yang baru mewujudkan style urban yanga fokus pada performa tinggi dan bahan yang terbaik. Ini merupakan pilihan sempurna bagi mereka yang menuntut kualitas dan ingin mengekspresikan melalui gaya pribadi,” kata President & Managing Director os Sennheiser Asia, Ng Chee Soon di Jakarta, Selasa (3/ 9) Momentum On-Ear hadir dengan empat pilihan warna yakni biru, hijau, pink, dan ivory. Dengan berbagai macam keunggulan di atas, headphone Momentum On-Ear ini dilepas dengan harga Rp2,699 juta.(oz/ nik)


IKLAN INFO

RABU 4 SEPTEMBER 2 0 1 3

12

METRO SIANTAR

TANAH DIJUAL Luas ± 5 HA (TP) H A P O LTA K A N P A M AT A N G R AYA PINGGIR JALAN BESAR HUBUNGI:

0813 6021 2048

B E R I TA

H I L A N G

Telah hilang/ tercecer satu buah SIM A atas nama Jamesdin Saragih, alamat Bintang Mariah/Sinar Baru. Hilang/tercecer Rabu 12 Desember 2012 di daerah Jalan Seribudolok ke Sinar Baru. Bagi yang menemukan harap menghubungi HP. 0821 6362 7787 Tidak akan dituntut dan akan diberi imbalan sepantasnya.

DIKONTRAKKAN 1. Unit Rumah • 6 Kamar • 25 x 30 M2 • PLN & Sumur Bor Jl. Sangnawaluh No. 55 (Belakang Kantor Bupati Lama) 2. Ruko Jl. A. Yani No. 92 Harga NEGO

Hub. HP 217 640 HP.. 0812 6 6217

D I J U A L

KEBUN KELAPA SAWIT Lokasi B.P. Mandoge Kab. Asahan + 8 KM dari Jl. Lintas Mandoge.

Luas Lahan: 18 Ha, Tanaman 8 & 9 Thn

Surat Tanah: SERTIFIKAT CAMAT Harga : Rp. 75 Juta/Ha (NEGO) Berminat, hubungi: DEDY

0812 8409 5570

DIJUAL RUMAH Jl. Sabang Merauke No. 3 B

• Ukuran 4x17 M • SHM, Siap Huni • Strategis, di Pusat Kota HARGA NEGO Hubungi:

HP. 0852 9692 0389


13

RABU

4 September 2013

HOROSKOP HARI INI Virgo

(23Agustus-22September)

Pekerjaan: Mulai merasakan hari-hari yang terasa membosankan. Anda harus melakukan sesuatu. Keuangan: Akhirnya datang juga uang yang Anda tunggu. Kesehatan: Pegal di area pundak Anda..

Libra

(23September-22Oktober)

Pekerjaan: Permulaan atau langkah awal yang kurang baik mungkin akan terjadi pada Anda. Keuangan: Pertengahan bulan kondisi keuangan membaik Kesehatan: Jangan lupa minum susu tinggi kalsium

Scorpio

(23Oktober–22November)

Pekerjaan: Tidak usah khawatir sama pekerjaan yang belum selesai Keuangan: Uang lagi seret rasanya jadi suntuk Kesehatan: Gejala rutin menjelang haid Asmara: Hati-hati dengan seseorang bermuka Dua.

Sagitarius

(23November-20Desember)

Pekerjaan: Jalani semuanya sesuai naluri Anda. Maka sukses akan Anda dapatkan. Keuangan: Kondisi keuangan Anda lagi bersinar Kesehatan: Kurangi makan nasi, perbanyak minum jus.

Capricorn

(20Januari-18Februari)

Pekerjaan: Jangan Anda sampai terpengaruh oleh sejumlah pikiran pesimistis dari orang-orang di sekitar. Keuangan: Hal-hal yang kurang perlu masih bisa menunggu Kesehatan: Kurangi santap malam menjelang tidur

Pisces

19Februari-20Maret

Pekerjaan: Anda harus merelakan sesuatu untuk mendapatkan sesuatu yang lebih besar Keuangan: Bukan saat yang tepat untuk beli-beli Kesehatan: Sakit kepala datang lagi

Aries

(21Maret-20April)

Pekerjaan: Semangat Anda memperlancar semua pekerjaan Keuangan: Bersabarlah kalau rezeki Anda lagi seret Kesehatan: Kalau cuma gejala flu saja, perbanyak minum madu

Taurus

(21April-20Mei)

Pekerjaan: Setelah semua terjadi, baru muncul kesimpulan positif Keuangan: Kurangi dahulu hasrat belanja Anda Kesehatan: Hindari cemilan dengan vetsin tinggi Asmara: Dunia serasa milik berdua.

(21Mei-20Juni)

Gemini

Pekerjaan: Melihat segala kemungkinan yang ada, sepertinya Anda harus lebih berhati-hati. Keuangan: Tergantung cara Anda mengaturnya. Kesehatan: Air putih lebih baik dari air soda Asmara: Jatuh cinta bikin Anda salah tingkah.

Cancer

Pilih Fungsi, Bukan Fisik Sebagai penyanyi, Raisa berhubungan dekat dengan alat-alat audio seperti mikrofon. Alat itu sangat menunjang penampilan dan suaranya. Bukan rahasia, banyak penyanyi Indonesia yang membeli mik khusus dengan harga puluhan hingga ratusan juta karena berlapis bebatuan mahal atau bahkan bersaput logam mulia. “Saya nggak punya yang seperti itu,” kata Raisa ketika ditemui di Meet the New Sennheiser Artist, FX Lifestyle X”nter, Senin(2/9). Sejak memutuskan untuk menjadi penyanyi profesional pada 2008 hingga sekarang, pelantun Terjebak Nostalgia itu hanya memiliki tiga mik. “Ada sih beberapa yang sudah gugur. Sekarang sih adanya tiga. Beli pertama tahun 2008,” ungkapnya. Harga mahal, kata Raisa, tidak masalah jika memang sesuai dengan kegunaannya. Melihat mobilitasnya sebagai penyanyi, terkadang dirinya membutuhkan mik yang bisa nge-boost suara. “Terutama kalau lagi banyak ke luar kota. Kondisi fisik kan lelah. Saya perlu mik yang bisa ngeboost suara. Apalagi kalau tampilnya di venue yang luas,” jelasnya panjang lebar. Sebab, lanjut dia, mik yang dijual di pasaran memang sudah disesuaikan dengan kegunaannya. “Kalau memang mau tampil di panggung yang kecil, pakai yang A. Kalau panggung besar, pakai yang

B,” terang dia. Karena itu, ketika didapuk menjadi brand ambassador Sennheiser, Raisa sangat senang. Apalagi, dia menjadi brand ambassador pertama di Indonesia. “Seneng banget lah. Kalau di luar, yang jadi brand ambassadornya itu J-Lo, Katy Perry, dan Pink. Ini sangat mendukung profesiku,” tegasnya. Sebagai brand ambassador, Raisa diberi mik khusus yang bisa dia pesan sendiri, termasuk modelnya. Perempuan cantik tersebut bilang, dirinya sudah memesan sebuah mik yang merepresentasikan dirinya dari pabriknya di Jerman. “Modelnya lebih girly sih. Tapi, nggak blink-blink dan warnanya nggak pink,” ujar penyanyi yang tengah menyiapkan album baru tersebut. (jan/ c5/any)

(21Desember-19Januari)

Pekerjaan: Karena ketekunan dan keuletan, Anda berhasil dalam rencana Keuangan: Jangan ikut ambil risiko, jika tidak mau rugi. Kesehatan: Kurangi makanan gorenggorengan

Aquarius

Raisa

(21Juni-20Juli)

Pekerjaan: Untuk mendapatkan hasil optimal, Anda memerlukan waktu lebih lama Keuangan: Anda tidak usah pusingpusing.

Indonesia berkesempatan menjadi tuan rumah Miss World 2013. Kontes kecantikan dunia ini akan digelar di dua tempat, yakni Bali dan Bogor. Sejumlah kontestan Miss World pun sudah tiba di Pulau Dewata.

M

ereka yang datang adalah Skotlandia, Bolivia, dan Cote D’Ivoire. Masing-masing diwakili oleh Jamey Bowers (Skotlandia), Maria Alejandra Castillo (Bolivia), Aissata Dia (Cote D’Ivoire). Ketiganya diketahui tiba di Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Bali, Selasa (3/9) sekira pukul 07.00 WITA. “Hai, apa kabar,” sapa Maria Alejandra Castillo kepada media dari MNC Media yang setia menunggu kedatangan para kontestan. Seperti diketahui, para kontestan Miss World 2013 sudah mulai datang ke Bali. Sebelumnya, kontestan dari Jamaika, Malta, Guam, Guatemala, Trinidad & Tobago, Dominic, Curacao, Paraguay, dan Gibraltar. Kedatangan kontestan ini disambut hangat Bupati Badung, Anak Agung Gde Agung. Gde Agung berharap seluruh kontestan Miss World dapat menikmati keindahan Bali. Mulai dari keindahan alam, kerajinan lokal, adat istiadat, dan budaya masyarakat Pulau Seribu Pura. “Kita sebagai bagian dari negara di dunia seyogyanya bisa menghormati semua budaya setiap negara, sepanjang tamu negara juga menghormati budaya kita,” ujar Gede Agung ditemui dalam sebuah acara di Nusa Dua, Selasa (3/9). Vania Siap Bergabung

VANIA Larissa siap bergabung dengan kontestan Miss World 2013 di Bali. Gadis asal Kalimantan Barat ini tiba di Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Bali. Miss Indonesia 2013 ini tiba di Bali pukul 10.20 WITA. Dia menggunakan jasa maskapai Garuda GA 438. Saat keluar dari pintu kedatangan, Vania tampak cantik, meski semalam mengisi acara di konser Miss World 2013. Dia juga terlihat anggun dengan baju atasan motif tenun yang dipadukan dengan kardigan dan celana jins. Kedatangan pecinta kuliner ini disambut dengan pengalungan bunga oleh Wilson Pesik, Vice President Terry Palmer. Setelah itu, gadis 17 tahun tersebut juga sempat menyapa awak

media MNC Group yang telah menunggunya sejak pagi. “Hai, apa kabar,” sapanya. Dalam kesempatan tersebut, Vania mengaku kedatangannya untuk mengikuti masa karantina Miss World. Dia juga mengatakan sangat siap menghadapi kompetisi tersebut. “Sangat senang sekali di Bali. Persiapan saya sangat mantap. Mohon doanya untuk acara ini,” katanya. Selain itu, Vania juga mengaku tidak sabar bertemu dengan para kontestan lain yang telah tiba lebih dulu. “Exciting. Saya sudah tidak sabar untuk bersosialisasi dan berteman dengan kontestan lain,” tutupnya. (int)


14

RABU

4 September 2013

Alamsyah Yunus

Pimpin Tunggal Putra Indonesia di Taiwan GPG

Pebulu tangkis Indonesia, Alamsyah Yunus memimpin tunggal putra Indonesia pada kejuaraan Chinese Taipei Open Grand Prix Gold (Taiwan GPG) 2013 yang berlangsung di Taipei, Taiwan, 3-8 September.

Sebastian Vettel

Kenangan Manis di Monza SEBASTIAN Vettel tidak bisa memberi gambaran pasti soal bagaimana balapan Italia yang akan berlangsung di Sirkuit Monza,akhirpekannanti.Tapifaktainitak mengubah rasa percaya diri pebalap Jerman tersebut. Vettel sadar bahwa RB9 miliknya tidak secara khusus cocok dengan Monza. Tapi, dua pekan lalu, saat banyak yang mengatakan bahwa mobilnya tidak cocok untuk Sirkuit Spa-Francorchamps (GP Belgia), Vettel justru tambil luar biasa, hingga akhirnya juara. “Sulit untuk memprediksinya. Kami beberapa kali mengalami kesulitan di sana, secara berturut-turut. Tetapi, kami juga bisa menang, dan jika kamu melihat balapan 2011 (saat kami menang) adalah luar biasa. Inilah mengapa sulit untuk mengatakan apa yang akan terjadi tahun ini,” tutur pebalap 26 tahun tersebut. Tahu lalu, Vettel bahkan tidak bisa menyelesaikan balapan di Monza. Dia dihitung finis ke-22 karena sudah menyelesaikan 90% balapan. “Saya rasa, kami cukup percaya diri. Kami melakukan balapan dengan baik di

Sirkuit Spa, Kanada, yang memiliki tipe medium downforce sama (dengan Monza). Jadi, saya berharap paket low downforce kami akan bekerja dengan baik lagi (di Monza),” aku Vettel. Monza punya arti khusus bagi Vettel. Di sirkuit inilah dia kali pertama juara Formula 1, pada 2008, saat masih membela Scuderia Toro Rosso. Pada 2011 dia juga juara di Monza bersama Red Bull Racing. “Lintasan ini membawa kenangan luar biasa, terutama karena kemenangan pertama saya pada 2008 bersama Toro Rosso. Saya tidak bisa menggambarkan bagaimana rasanya berdiri di podium teringgi untuk kali bertama. Monza merupakan salah satu tempat terbaik untuk merasakannya, karena ribuan pendukung penuh semangat yang ada di bawahnya, membuatmu merinding,” kenang Vettel. GP Italia akan dimulai dengan sesi latihan bebas pertama pada Jumat (6/9) mulai pukul 10.00 waktu setempat atau 15.00 WIB. Sesi latihan kedua dilaksanakan pada hari yang sama mulai pukul 14.00 waktu setempat atau 19.00 WIB. (int)

Melissa Satta

Menghilang dari San Siro KEPERGIANKevin-PrinceBoatengke Schalke 04 membuat publik San Siro kehilangan sosok cantik ketika AC Milan menjalani laga kandang. Ya, kekasih Boateng, Melissa Satta, dipastikan akan menghilang dari San Siro. Kepindahan Boateng ke Schalke merupakan salah satu kejutan di bursa

transfer musim panas. Pasalnya, gelandang timnas Ghana itu merupakan pemain kunci di lini tengah I Rossoneri sejak dibeli dari Portsmouth pada 2010. Kepergian Boateng membuat Milan kehilangan salah satu suporter cantik. Ya, Boateng merupakan kekasih model cantik Melissa Satta. Wanita 27 tahun itu mulai menjalin hubungan dengan Boateng sejak dua tahun terakhir. Mantan kekasih bomber timnas Italia, Christian Vieri, itu juga berprofesi sebagai presenter olahraga dan aktris. Satta pernah menjadi model majalah Playboy terbitan Italia pada Maret 2012. Meski kini Boateng berkarierdiJerman,Satta mengatakan akan tetap tinggal di Milan. Model yang lahir di Boston, Amerika Serikat, itu tidak bisa meninggalkan pekerjaannya di Italia. Melissa Satta dan Kevin PrinceBoateng di sampul Vanity Fair. “Saya tidak menghilang dari dunia. Rumah saya di Milan, tapi hati saya ada di Jerman,” ujar Satta seperti yang dilansir Il Giorno. (int)

Sebagai unggulan keempat, Alamsyah menjadi satu-satunya pebulu tangkis senior Indonesia di nomor ini. Pemain 27 tahun ini akan menghadapi pemain Thailand, Thammasin Sitthikom di babak pertama, Rabu (4/9). Kedua pemain ini belum pernah saling berhadapan. Alamsyah yang berada di urutan 32 dunia, punya kesempatan untuk mengalahkan Sitthikom yang berada di urutan 133 dunia. Alamsyah juga tampil mengejutkan baru-baru ini. Ia berhasil mengalahkan unggulan kelima dari Jepang, Kenichi Tago, pada babak pertama Indonesia Open 2013, Juni lalu. Ia juga berhasil menjadi finalis pada Indonesia International Challenge 2013 di Surabaya, Juli lalu. Selain Alamsyah, masih ada empat pemain lain yang juga mewakili Indonesia di nomor tunggal putra pada turnamen ini, yakni Panji Akbar, Andre Marteen, Sukamta Evert, dan Arif Ramadhan.

Bellaetrix dan Firdasari Bertemu Unggulan Dua pebulu tangkis putri Indonesia, Bellaetrix Manuputty dan Adriyanti Fridasari akan langsung berhadapandenganpemainunggulan pada babak pertama Chinese TaipeiOpenGrandPrixGold(Taiwan GPG) 2013, Rabu (4/9). Bellaetrix akan menghadapi pebulu tangkis tuan rumah, Tzu Ying Tai, yang merupakan unggulan kedua. Sementara Firdasari akan bertemu unggulan kedelapan asal Thailand, Busanan Ongbumrungpan. Bellaetrix berhasil memenangi pertandingan melawan Tzu pada laga terakhir mereka di Indonesia GPG 2011, yang mengubah rekor pertemuan keduanya menjadi satu sama. Sementara itu, Firdasari belum pernah bertemu Busanan. Meski kalah senior dari Firda, Busanan jelas tidak bisa dianggap enteng. Pebulu tangkis 17 tahun tersebut sudah pernah mengalahkan beberapa pemain hebat seperti Wang Shixian (China) dan Pai Hsiao Ma (Taiwan). Selain Bella dan Firda, Indonesia hanya memiliki satu wakil lagi di nomor ini, yakni Linda Wenifanetri. Turun sebagai unggulan ketiga, Linda akan menghadapi pebulu tangkis tuan rumah, Lin Ying Chun. Linda unggul 1-0 dalam rekor pertemuan mereka, hasil kemenangan di Makau GPG, tahun lalu. (int)

Marc Marquez

Fokus Penyembuhan Bahu PEMBALAP Honda, Marc Marquez, sempat crash pada sesi pemanasan MotoGP Inggris di sirkuit Silverstone, yang membuatnya cedera bahu. Ternyata, gara-gara cedera tersebut, pembalap asal Spanyol tersebut nyaris tak akan turun lintasan untuk balapan. Kendati crash, Marquez memang mampu menunjukkan performa terbaiknya dengan menekan pembalap Yamaha, Jorge Lorenzo. Bahkan, dia sempat menyalip juara bertahan tersebut jelang berakhirnya lomba. Namun, pada akhirnya Marquez harus mengakui keunggulan Lorenzo, dan gagal meraih kemenangan kelimanya secara beruntun. “Setelah melewati pagi, saya merasa akhir pekan saya berakhir. Bahu saya mengalami dislokasi dan itu benarbenar sakit. Tapi, para dokter melakukan pekerjaannya dengan baik, dan saya tak merasa dalam kondisi buruk, jadi saya berkata ‘OK,

saya akan mencoba’,” ujar Marquez, seperti dilansir Autosport, Selasa (3/ 9). “Sejak awal (balapan), rasa sakit bukanlah masalah, tapi hal-hal paling sulit datang saat-saat akhir. Saya

TIGA PETENIS SPANYOL MELAJU KE PEREMPAT FINAL RAFAEL NADAL berhasil melaju ke perempat final turnamen Grand Slam AS Terbuka setelah mengalahkan petenis asal Jerman, Philipp Kohlschreiber. Dengan ini, Spanyol telah menempatkan tiga petenisnya di perempat final turnamen AS Terbuka. Dalam pertandingan yang digelar di Arthur Ashe Stadium, Selasa (3/9), Nadal harus bertarung selama 3 jam 12 menit. Sempat tertinggal di set pertama, petenis unggulan kedua itu akhirnya mampu merebut tiga set selanjutnya.

Dan Nadal berhasil menang dengan skor 6-7(4), 6-4, 6-3, dan 6-1. Di perempat final, Nadal akan berhadapan dengan wakil Spanyol lainnya, Tommy Robredo, yang mampu mengalahkan Roger Federer dengan tiga set langsung. Selain Nadal dan Robredo, Spanyol juga menempatkan David Ferrer sebagai wakil di AS Terbuka. Ferrer berhasil melaju ke perempat final setelah menekuk Janko Tipsarevic dalam pertandingan empat set, 7-6(2), 3-6, 7-5, dan 7-6(3). (int)

benar-benar lelah dan merasa bahu saya tak cukup kuat, khususnya saat mengubah arah dari kiri ke kanan. Tapi, saya sangat senang karena, meskipun dalam kondisi seperti itu, saya mampu bertarung dengan Jorge

pada tikungan terakhir,” sambungnya. Marquez pun bercerita tentang bagaimana dia akhirnya disalip oleh Lorenzo pada lap terakhir, padahal saat itu dia berpeluang meraih kemenangan, yang akan memantapkan posisinya di puncak klasemen sementara. Dan, kini, dia pun tak mau meratapi kekalahan serta lebih memilih fokus dalam penyembuhan cederanya, sebelum menjajal seri berikutnya di Misano. “Saya mencoba pada lap terakhir, saya melewatinya tapi saat mengubah arah (di Luffield), saya sedikit melebar dan berkata ‘OK, Jorge akan masuk, tentu’. Dia melakukan pekerjaan dengan sangat baik dan saya hanya bisa mengucapkan selamat, dan sekarang berkonsentrasi untuk penyembuhan bahu. Sirkuit ini cocok untuk Jorge dan Yamaha, jadi saya senang kami membuka empat poin,” tutupnya. (int)


15

RABU 4 September 2013

Eriksen Targetkan Spurs Finis Tiga Besar LONDON- Christian Eriksen sudah terbiasa bermain di Liga Champions saat masih berseragam Ajax Amsterdam. Kini, Eriksen berhasrat tampil lagi kompetisi terbesar di Eropa itu bersama Tottenham Hotspur.

dari Heracles Almelo. Lerin Duarte yang merupakan gelandang berusia 23 tahun itu dikontrak empat musim dan akan mengenakan kostum nomor 8. Duarte, yang juga sempat membela Sparta

E

riksen menjadi pemain terakhir atau yang ketu juh yang didatangkan Spurs pada bursa musim pana dengan biaya transfer yang diyakini mencapai 11,5 juta pounds. Belanja besar yang dilakukan Spurs kali ini semata-mata ingin bisa finis di empat besar atau jika mungkin bersaing dalam perebutan gelar juara Premier League. Eriksen tidak ragu klubnya itu akan bisa mencapainya. Terakhir kali Tottenham bermain di Liga Champions pada musim 2010/11 setelah semusim sebelumnya finis di peringkat keempat. Spurs sebetul-

Christian Eriksen nya berpeluang besar bermain berlaga di Liga Champions musim lalu setelah sempat nangkring di posisi ketiga di sepertiga akhir liga namun menjelang kompetisi berakhir justru tampil buruk dan finis kelima. “Aku pikir setiap pertandingan akan seperti sebuah pertandingan Liga Champions bagiku. Itu yang aku inginkan

dan itulah mengapa aku pindah, karena aku ingin setiap pertandingan berjalan menarik dan aku sungguh antusias,” kata Eriksen. Dapatkan Pengganti Sementara Ajax bergerak cepat untuk mengisi kekosongan yang ditinggalkan oleh Christian Eriksen. Ajax pun sukses mendatangkan Lerin Duarte

Rotterdam, merupakan pemain keturunan Cape Verde walaupun kini tercatat sudah pernah membela timnas Belanda U21. (dc/int)

Kagawa Kerja Keras Tembus Tim Utama Bale Tak Terbebani Harga Transfer

Gareth Bale MADRID- Kepindahan Gareth Bale dari Tottenham Hotspur ke Real Madrid memecahkan rekor dunia pembelian pemain. Meski demikian, besarnya harga transfer Bale tidak akan membuat dirinya tertekan. Bale akhirnya jadi juga berlabuh di ibukota Spanyol itu dengan nilai kesepakatan yang diyakini sekitar 100 juta euro (Rp1,4 triliun) melampaui rekor sebelumnya yang dipegang Cristiano Ronaldo saat direkrut dari Manchester United. Winger internasional Wales itu telah menyepakati kontrak selama enam tahun ke depan dan juga telah resmi diperkenal-

kan di depan 20 ribu suporter yang memenuhi Stadion Santiago Bernabeu. Setelah resmi berseragam Los Blancos, Bale akan dinanti dengan ekspektasi maha besar. Apalagi, kedatangan Bale diharapkan akan bisa membuat Madrid merebut kejayaan di level domestik maupun Eropa. “Aku tetap ingin datang ke sini bahkan jika untuk satu pen sekalipun,” ungkap pemain terbaik dan pemain muda terbaik Premier League musim lalu ini. seperti dikutip AFP. “Aku tidak ingin ada pemain yang benar-benar tahu berapa banderol mereka. Itu urusan di antara kedua klub dan bukan tempatku untuk membicarakannya.” “Tekanannya hanyalah tekanan yang aku taruh ke dalam diriku sendiri. Aku sudah datang ke mari untuk memainkan sepakbola terbaik yang aku bisa dan aku akan memberikan 100 persen dan mencoba membantu tim untuk memenangi banyak trofi,” kata Bale. (dc/int)

MANCHESTER- Shinji Kagawa belum pernah mendapatkan kesempatan bermain bersama MU di Liga Inggris musim ini. Dia pun berujar akan berjuang keras untuk mendapatkan tempat di tim utama. Sudah tiga laga dilakoni The Red Devils di Premier Leagure 2013/2014. Swansea City menjadi lawan pertama, berturutturut kemudian, Chelsea dan Liverpool menjadi lawan berikutnya. Ada di bangku cadangan saat MU melawan Swansea dan The Blues, Kagawa lalu tak dibawa saat ‘Setan Merah’ melakukan lawatan ke Anfield, Minggu (1/ 9) akhir pekan lalu. Meski mengakui dirinya saat ini tengah mengalami masamasa sulit, Kagawa berujar

akan bekerja keras untuk mendapatkan kesempatan bermain. “Saat-saat sulit terus berlanjut, tapi yang biasa saya lakukan hanyalah bekerja keras,” ungkap Kagawa seperti dilansir oleh Sky Sports. Kendati belum mendapatkan kesempatan bermain dan juga bursa transfer sudah ditutup, Kagawa tetap menunjukan kesetiannya kepada MU. Beredar kabar di media sosial Twitter, bahwa pendukung Borussia Dortmun meminta peihak klub untuk membelinya kembali. “Ya, itu benar (saya bertahan di MU),” tegasnya. (dc/int)

Shinji Kagawa

Atletico Tambah Dua Pemain Baru MADRIDMenjelang ditutupnya bursa transfer musim panas, Atletico Madrid berhasil menambah dua pemain baru, yakni bek Toby Alderweireld dan gelandang Josuha Guilavogui. Alderweireld diboyong Atletico dari Ajax dengan nilai yang kabarnya mencapai 7 juta euro. Pemain internasional Belgia berusia 24 tahun itu diikat Atletico selama empat musim ke depan. “Aku ingin membela salah satu klub terbesar Eropa. Aku senang jadi bagian dari klub ini,” kata Alderweireld di situs resmi Atletico. Sementara itu Guilavogui diboyong Atletico dari Saint-Etienne. Pemain Prancis berusia 22 tahun itu telah menandatangani kontrak lima musim dengan klub barunya. “Aku amat senang bisa mem-

bela sebuah klub besar seperti Atletico dan tampil di hadapan para suporternya yang luar biasa. Aku berharap bisa bekerja keras untuk tim dan mempersembahkan gelar di masa depan,” lugas Guilavogui. Musim panas ini Atletico melepas bomber Radamel Falcao yang hijrah ke Monaco, tetapi telah berusaha memperkuat tim dengan memboyong Jose Maria Gimenez, Leo Baptistao, David Villa, dan kini Alderweireld dan Guilavogui. (dc/int)

Toby Alderweireld


16

16

RABU 4 September 2013

LONDON- Kehadiran Mesut Ozil di Emirate Stadium tak hanya mengejutkan penggemar Arsenal, Ketua Eksekutif klub asal London Utara itu pun ikut takjub klubnya mau membeli pemain berbanderol mahal. Maklum, pemilik Arsenal selama ini dikenal ‘pelit’. “Ini akan menjadi hari yang menggembirakan bagi kita semua. Kami telah mendatangkan salah satu pemain paling berbakat di dunia,” kata Ivan Gazidis, Ketua Eksekutif Arsenal. “Mr Kroenke telah mendukung penuh dengan menginvestasikan uangnya di klub ini.” Krankoe yang disebut Gazidis adalah Stan Kroenke, pebisnis asal Amerika yang menguasai sekitar 62 persen saham The Gunners. Selama ini Kroenke terkenal pelit menggelontorkan dana untuk membeli pemain baru. Prinsipnya, kelemahan klub tak bisa diselesaikan dengan membeli pemain baru. Kebijakan ini berimbas langsung ke belanja pemain Arsenal. Dalam 7 tahun terakhir, mereka hanya menggelontorkan 175 juta pound atau 25 juta pound per musim.

Bandingkan dengan Manchester United yang pernah menghabiskan 57 juta pound per musim atau bahkan Chelsea yang menggelontorkan 110 juta pound dalam hanya dua musim. Ketatnya dana membuat Arsene Wenger, Pelatih Arsenal, bahkan hanya pernah sekali membeli pemain dengan harga di atas 20 juta poundsterling, yakni ketika mendatangkan Jose Antonio Reyes dari Sevilla pada 2003. Pada musim 2011/12, Wenger bahkan hanya membeli pemain dengan harga maksimal 12 juta poundsterling, yakni saat membeli Alex OxladeChamberlain. Tak heran jika kedatangan Ozil mengejutkan banyak pihak. Ozil didatangkan dengan dana besar, tak kurang dari 47 juta euro atau setara dengan Rp745 miliar. Angka ini membuat Ozil menjadi pemain paling mahal yang pernah dimiliki Arsenal. “Kroenke ingin melihat Arsenal memenangi lagi trofi Liga Inggris. Dia percaya pelatih dan manajemen klub akan bekerja keras untuk meraihnya, karena itu ia mau menginvestasikan uangnya,” kata Gazidis. Sementara Mesut Ozil mengutarakan alasannya

kenapa memilih hengkang ke Arsenal. Awalnya, Ozil sempat menegaskan tetap berseragam Real Madrid, ketika dirinya pertama kali dilirik Arsenal pada 24 Agustus lalu. Pekan lalu, Ozil hari terakhir bursa transfer musim panas, Senin, 2 September 2013, waktu setempat. “Saya senang bisa bergabung dengan klub seperti Arsenal, dan tak sabar untuk segera bermain di Liga Primer Inggris,” kata Ozil seperti dilansir situs resmi klub, arsenal.com. “Ketika melakukan negosiasi, klub ini memiliki ambisi besar. Saya berharap untuk menjadi bagian dari masa depan klub.” Arsenal dikabarkan harus merogoh kocek sebesar 42,5 juta poundsterling atau sekitar Rp 745 miliar untuk memboyong Ozil Pemain 24 tahun itu juga diprediksi mendapat upah 140 ribu poundsterling atau sekitar Rp2,5 miliar per pekan. Biaya penandatanganan Ozil merupakan rekor transfer bagi Arsenal. Di Arsenal, mantan pemain Werder Bremen itu akan mengenakan nomor punggung 11. Wenger akhirnya menepati janji mendatangkan pemain bintang. Manajer asal Prancis itu dituntut menghadirkan pemain berlabel bintang dan menghadirkan gelar juara di musim ini, setelah paceklik gelar selama delapan musim. Puja-puji Wenger Keberhasilan mendapatkan Ozil ini disambut sukacita oleh Manajer Arsenal Arsene Wenger. Di hari terakhir bursa transfer musim panas, Arsenal memboyong Oezil dengan nilai transfer yang disebutkan mencapai 42,4 juta poundsterling. Nilai itu merupakan rekor baru untuk klub London tersebut, setelah sebelumnya mendatangkan Andrey Arshavin dengan nilai 15 juta poundsterling dari Zenit St Petersburg pada 2009. “Kami sangat puas sudah mendapatkan Mesut Ozil. Ia adalah seorang pemain hebat, dengan kualitas yang sudah terbukti baik di level klub dan internasional. Kami sudah mengamati dan mengaguminya selama beberapa waktu karena ia memiliki seluruh kemampuan yang saya cari dalam seorang pemain Arsenal,” kata Wenger. “Mesut adalah pesepakbola dengan kualitas top yang akan menjadi tambahan fantastis buat skuat bertalenta kami. Kami menantikannya bergabung setelah laga-laga internasionalnya dengan Jerman,” papar Wenger. (tem/int)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.