Palpres Jumat 9 Februari 2018

Page 1

190

CONTACT PERSON

IKLAN : 0852-68365300 PEMASARAN : 0812-7384213 SMS/WA PEMBACA : 0821-75422878

e-mail: plg.ekspres02@gmail.com website: www.palpres.com

ECER AN Rp3000,-

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018 / 23 JUMADIL ULA 1439

ABU Tours Ingkar Janji H Saefudin Latief

Kemenag Kecewa, Polda Siapkan Posko Pengaduan

PALEMBANG, PE – Janji Management ABU Tours akan mengeluarkan jadwal keberangkatan jemaah umroh, terutama asal Sumatera Selatan (Sumsel), yang menggunakan jasa mereka di Kamis (8/2) kemarin ternyata hanya hisapan jempol belaka. Hingga tadi malam, tak ada satupun pihak ABU Tours

yang dapat dikonfirmasi. Hal ini kontan membuat kecewa jajaran Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Sumsel. Pasalnya janji ABU Tours tersebut diutarakan langsung kepada Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Sumsel, HM Alfajri Zabidi bersama jajarannya dan sejumlah

awak media dalam pertemuan di Kantor Kanwil Kemenag Sumsel, Senin (5/2) kemarin. “Yang jelas Pak Kakanwil dan kita jajaran Kemenag Sumsel kecewa, semua nomor kontak pihak ABU Tours (Pak Akbar dan Pak Ridwan) selaku penanggung jawab ABU Tours di Palembang tidak

aktif,” ungkap Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Sumsel, HM Alfajri Zabidi melalui Kasubbag Informasi dan Humas Kanwil Kemenag Provinsi Sumsel, H Saefudin Latief, tadi malam. Lebih lanjut imbuh Saefudin, Kemenag Sumsel mempersilakan

Bersambung ke HAL 11

Mulai Pasang Pagar Pembatas Di Jalur LRT Zona 1 PALEMBANG, PE - Pengerjaan pembangunan Light Rail Transit (LRT) masih terus berjalan dan semakin dekat pada penyelesaian. Ditargetkan moda transportasi baru ini mulai bisa beroperasi pada pertengahan Juni mendatang. Seperti di Zona 1 kawasan Bandar Udara (Bandara) Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang sudah mulai dilakukan pengerjaan pemasangan railing atau pagar pembatas di salah satu sisi jalur LRT. Pimpinan Proyek Zona 1 LRT, Rudianto mengungkapkan, pemasangan railing ini dilakukan untuk lebih meningkatkan keamanan jalur LRT dan lebih mempercantik tampilan jalur LRT sepanjang 24 kilometer (km) itu. Bersambung ke HAL 11

BANDARA | Tampak para pekerja melakukan pemasangan railing atau pagar pembatas di salah satu sisi jalur LRT Zona 1 kawasan Bandara SMB II Palembang. FOTO ALHADI FARID/ PALPRES

Harnojoyo Ajak Pemuda Bangun Palembang PALEMBANG, PE – Peran pemuda sangat penting, terlebih pembangunan di Kota Palembang. Untuk itu, Walikota Palembang, H Harnojoyo mengajak pemuda untuk membangun kota Palembang sekaligus mensukseskan Asian Games XVIII. Bersambung ke HAL 11

Pembangunan Lancar Kalau Gubernur Bisa Bahasa Inggris PALEMBANG, PE - Penguasaan komunikasi menggunakan bahasa Inggris di mata bakal calon Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Dodi Reza Alex Noerdin FOTO HUMAS PEMKOT PALEMBANG FOR PALPRES

Lic Econ MBA sangat penting. Menurut dia, menguasai bahasa Inggris bukan karena untuk style atau ajang pamer kepada masyarakat. Bersambung ke HAL 11

BANGUN | Walikota Palembang, H Harnojoyo mengajak pemuda untuk membangun kota Palembang dan mensukseskan Asian Games XVIII saat menghadiri Sosialisasi Kepemudaan di Hotel Peninsula Palembang, Kamis (8/2).

Tragis, Honorer Dishub-Pelajar Tewas Tertabrak FOTO IST & REPRO

MENGENASKAN | Dua korban kecelakaan lalu-lintas yang tewas dengan kondisi mengenaskan saat masih

berada di lokasi kejadian yakni Adi Saputra (foto kiri) dan Dewi (foto kanan).

PALEMBANG, PE – Dua kejadian tragis akibat ulah pengemudi truk dan fuso yang ugal-ugalan kembali terjadi di sini. Bersambung ke HAL 11

BINCANG | Bupati

FOTO HUMAS PEMKAB MUBA FOR PALPRES

Muba, H Dodi Reza Alex berbincang dengan salah satu siswa SMAN 1 Palembang menggunakan Bahasa Inggris.


Layananan Saran dan Kritik SMS Center Kodam II Sriwijaya : 0811 718 2222

2 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018

Dandim Palembang Buka Kejuaraan Drumband Open PALEMBANG, PE – Komandan Kodim (Dandim) 0418/ Palembang Letkol Inf Romas Herlandes, SE, M.Si, M.M membuka kejuaraan Drumband dan Marching Band Palembang Open 2018 untuk merebutkan Piala bergilir Komandan Kodim 0418/Palembang dan Piala Ketua Umum PDRI (Persatuan Drum Band Indonesia) Kota Palembang, Kamis (8/2). Dalam lomba ini, setidaknya diikuti 79 Tim Drum Band maupun Marching Band yang ada di wilayah Sumsel dengan kategori mulai dari tingkat TK, SD, SMP dan SMA Sederajat. Dandim 0418/Palembang menyampaikan, dalam lomba Drum Band dan Marching Band se-Sumsel yang disel-

enggarakan oleh PDBI Kota Palembang yang di Ketuai oleh Wakil Walikota Palembang Ibu Fitrianti Agustinda ini bertujuan untuk meningkatkan semangat nasionalisme dan bela negara bagi generasi muda khususnya dikalangan pelajar tingkat TK, SD, SMP dan SMA selaras dengan wawasan kebangsaan dan nilai-nilai Pancasila. Di dalam Marching Band yang meliputi berbagai macam alat, bila ditilik dari citra sejarah serta filosofinya dapat menjadi bagian pembinaan generasi muda bangsa Indonesia. Secara naratif bahwa mayoritas Drum Band berbicara tentang hal-hal positif, serta pengaruh sugestif bagi

FOTO: KODIM 0418/PALEMBANG FOR PALPRES

KEJUARAAN | Peserta Drumband saat tampil dalam kejuaraan Drumband dan Marching Band Palembang Open di Lapangan Sepakbola Kamboja, kemarin. pembudayaan karakter maupun sikap mental generasi muda yang lebih berbudaya dan cerdas, serta secara psi-

kologis berefek menentramkan jiwa, dapat dipastikan telah sebanding dengan ketekunan dan kedisiplinannya

dalam berlatih. “Di samping adanya motivasi dalam pribadi yang luar biasa kuat untuk maju,

Pangdam : Tidak Ada Prajurit Kebal Hukum 19 Prajurit Narkoba Dipecat PALEMBANG, PE – Panglima Kodam (Pangdam) II/SWJ Mayjen TNI AM Putranto memimpin langsung upacara pemecatan prajurit di lapangan Makodam II/SWJ, Kamis (8/2). Selama delapan bulan terakhir, setidaknya ada 19 prajurit yang dipecat karena tersandung kasus penyalahgunaan narkoba. Di antara prajurit tersebut yakni Serda Wahyu Chandra Fratama dari kesatuan Yo-

nif 141/AYJP, Kopda Ramily Chan Kodim 0405/ Lahat, Praka Riko Hidayat Rindam II/SWJ. Selanjutnya, Serma Subagio dari Kodim 0422/LB Korem 043/Gatam, Serka Kiaman Jaya Pomdam II/ SWJ, Serka Fahmi Abdurahman Kodim 0434/tgn Korem 043/Gatam, Praka Dirja Rahmat Rindam II/ SWJ dan Praka Adam Mokodompit dari kesatuan Yonif Raider 200/BB.

FOTO: PENDAM II/SWJ FOR PALPRES

PECAT | Pangdam II/SWJ Mayjen TNI AM Putranto saat memimpin

upacara pemecatan prajurit di lapangan Makodam II/SWJ, Kamis (8/2).

“Pemecatan ini merupakan langkah terakhir bagi prajurit yang tidak bisa bina,” terang Pangdam II/SWJ. Jenderal Bintang Dua ini menegaskan, prajurit yang terlibat dengan narkoba tidak ada ampun selain dicepat. Oleh sebab itulah, Pangdam selalu mengingatkan kepada prajurit untuk menjauhi barang haram tersebut. “Tidak ada prajurit TNI AD maupun ASN yang kebal hukum. Jika ada prajurit yang menggunakan narkoba dan tidak bisa dibina lagi, mereka akan kita pecat,” tegasnya. RIS

Tim ITJENAD Lakukan Wasrik Post Audit di Kodam II/SWJ PALEMBANG, PE - Dalam 3 minggu kedepan, Tim Pengawasan dan Pemeriksaan (Wasrik) Inspektorat TNI AD yang dipimpin langsung oleh Irjenad Mayjen TNI Johny L. Tobing didampingi Kolonel Inf Dwi Wahyu Winarto, S.I.P., M.M., M.Tr, (Han)., selaku Ketua Tim beserta anggota, melaksanakan Wasrik Post Audit di Kodam II/Swj. Menandai dimulainya kegiatan Taklimat Awal di Gedung A.H. Nasution Makodam II/Swj, Kamis (8/2). Kehadiran Tim Wasrik diterima oleh Pangdam II/Swj Mayjen TNI AM. Putranto, S.Sos., Kasdam II/Swj Brigjen

TNI Dr. Marga Taufiq, S.H., M.H., Irdam II/Swj Kolonel Czi Rido Hermawan, M.Sc., para Danrem jajaran Kodam II/Swj, Perwira Staf Ahli Pangdam II/Swj, para Asisten Kasdam II/Swj, para Komandan Satuan dan Kabalak Kodam II/Swj, LO TNI AL serta LO TNI AU Kodam II/Swj. Pangdam II/Swj Mayjen TNI AM. Putranto, S.Sos., kehadiran Tim Wasrik Itjenad di Makodam II/Swj. Kegiatan Wasrik Post Audit menurut Pangdam II/Swj, memiliki arti penting dan nilai manfaat yang besar dalam meningkatkan kinerja organisasi.

”Kegiatan Wasrik pada hakikatnya merupakan aplikasi dari salah satu fungsi manajemen, yaitu fungsi kontrol dan alat kendali bagi penyelenggaraan mekanisme kerja organisasi”, tandasnya. Pangdam II/Swj juga mengatakan, keberadaan tim ini diharapkan mampu memberikan pencerahan dan solusi dalam peningkatan kualitas kinerja serta terwujudnya tertib administrasi yang menyangkut bidang kinerja maupun bidang perbendaharaan, agar pelaksanaannya sesuai dengan ketentuan, prosedur dan aturan yang berlaku di lingkungan TNI AD.

Terkait hal itu, Pangdam II/ Swj selanjutnya menekankan kepada Para pejabat di lingkungan Kodam II/Swj yang menjadi objek Wasrik, agar menerima Tim Wasrik Post Audit dengan penuh keterbukaan dan membantu kelancaran tugasnya, dengan menyiapkan data serta informasi yang diperlukan dengan baik, lengkap dan akurat yang terkait dengan pelaksanaan Program Kerja dan Anggaran TA. 2017. ”Sudah menjadi tekad kita semua untuk meraih kembali Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPK RI, terhadap Laporan Keuangan

TA. 2017”, pungkasnya. Sementara itu, Irjenad Mayjen TNI Johny L. Tobing mengatakan bahwa, pengawasan dan pemeriksaan merupakan bagian dari sistem manajemen modern, sebagai sarana pengendalian organisasi di lingkungan organisasi TNI AD. Sasaran kegiatan Wasrik Post Audit TA. 2017 adalah pada Bidang Umum, yang meliputi, Intelijen, Operasi, Personel, Logistik dan Teritorial, dengan prioritas pemeriksaan meliputi Pemanfaatan Aset, PNBP, Pengadaan Barang dan Jasa, Penyediaan, Pekerjaan Lintas Tahun dan Pengelolaan Limbah. RIL

berkembang dan berprestasi, yang kesemua out come nya telah memenuhi Drum Band sebagai olah raga pendidikan,

rekreasi dan prestasi yang mengacu kepada Permendiknas No. 39 Tahun 2008,” terang Dandim. RIS

Prajurit Kavaleri ‘Serbu’ Markas Satlantas PRABUMULIH, PE Sebanyak 15 prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Darat (AD) dari Batalyon Kavaleri 5/ Dwi Pangga Ceta Karang Endah ‘menyerbu’ markas Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Prabumulih. Tujuan para prajurit ini untuk mendapatkan pelayanan pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM) baik SIM A dan SIM C dari Satlantas Polres Prabumulih. Meski pandai menggunakan alat tempur dan senjata dibidangnya, ternyata dalam pembuatan SIM yang diinginkan tidak mudah. Personil Batalyon Kavaleri 5/ Dwi Pangga Ceta Karang Endah harus melalui berbagai tes terlebih dahulu, seperti ujian tertulis hingga praktek mengemudi yang harus dinyatakan lulus bila ingin mendapatkan SIM tersebut. Komandan Batalyon Kavaleri 5/ Dwi Pangga Ceta Karang Endah, Letnan Kolonel Kav Robinson Oktovianus Bessie diwakili Perwira Pendamping, Letnan Satu Chb Turahno mengatakan, kegiatan ini merupakan wujud kesadaran para prajurit TNI dalam tertib berlalu lintas.

“Alhamdulillah dari 15 personil kita yang melaksanakan tes ujian SIM ini dinyatakan lulus semua. Kami juga apresiasi dengan pelayanan SIM dari Sat Lantas Polres Prabumulih, yang saat ini sudah sangat baik dan dilakukan secara online sehingga mempermudah masyarakat untuk mendapatkan SIM,” ujar Lettu Turahno saat dikonfirmasi, Kamis (8/2) pagi. Sementara itu, Kapolres Prabumulih AKBP Andes Purwanti SE MM melalui Kasat Lantas Polres Prabumulih AKP Novrizal Dwiyanto SH saat dikonfirmasi mengatakan, pihaknya sangat mengapresiasi prajurit dari TNI Batalyon Kavaleri 5 Dwi Pangga Ceta Karang Endah yang sangat peduli dengan tertib berlalu lintas. Mulai dari SIM serta memperhatikan alat keselamatan berlalu lintas, seperti helm standar dan lain-lainya. “15 personil TNI dari personil Batlyon Kavaleri 5/ Dwi Pangga Ceta Karang Endah telah melalui rangkain tes yang diberikan. Hasilnya, prajurit tersebut lulus semua. Rencananya kegiatan ini akan dilakukan bertahap kepada seluruh personil Batalyon Kavaleri 5/ Dwi Pangga Ceta Karang Endah serta Batalyon Zipur 2/SG Kota Prabumulih,” pungkasnya. RAY


JUMAT 9 FEBRUARI 2018

www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

3

*/'2"3425,452 3&$"2" ."3*' %"/ .&2"4" 4&253 %*(&/+04 51"4* 53* "/95"3*/ 0%* &:" -&8 &-"1"/ #5-"/ .&/+"#"4 3&#"("* 02"/( /0.02 7")*% %* #5.* &2"3"/ &,"4& .&.#5"4 ."/4"/ &45" &-&("3* //5" "2-*".&/4"29 &"2*/( !/*4&% "4*0/3 1"%"

*/* #&,&2+" &,342" .&.#"/(5/ 5#" ", */(*/ #&2-"." -"." 0%* 15/ .&/$"/"/(,"/ 120(2". 1&.#"/(5/"/ 3&(*4*(" &."3 "4"5 9"/( %*("%"/( +"%* 10203 &,0/0.* #"25 53* "/95"3*/ %"/ %*#"/(5/ %* 7*-"9") 4&/(") 5#" "&2") 4&23&#54 .&-*154* &,"95 5,"2".* "/") #"/( &-"#5 "7"3 &2-*"/ "9" %&/("/ 404"- ,&3&-525)"/ ,*-0.&4&2 &,"95 5"2" &-"%"/ 51"4 &-5"/( "-"/( *,5 %&/("/ 404"- ,. &,"95 51"4 %&/("/ 404"- ,. %"/ &,"95 "*3 0/04 "#"4 51"4 %&/("/ 404"- ,. "2* 3&(* 4*(" &."3 */* ","/ 4&2#&/4"/( "-52 2"/3 53* "/95"3*/ 9"/( .&-*154* "-"/ &("2" "95/( &/$*2 < 5/(,"- "9" < *.1"/( &,"2 "%* < "7"3 < *.1"/( &-"#5 < "5% < "/") #"/( < *.1"/( 5,"2".* < "-"/ &("2" .&/5+5 "2") &,"95 < "-"/ 206*/3* &.#"4"/ < */%"/( "2(" < "#51"4&/ "-"/ 2"/3 53* "/95"3*/ ","/ .&/(52"/(* #&#"/ -"-5 -*/4"3 ".#* < "95/( &/$*2 < 5/("* *-*/ < &45/( < "-&.#"/( < /%2"-"9" "/4"3 %&/("/ *45 .&.#5," ",3&3 &,0/0.* %"&2") 5#" .&/((&2",,"/ 1&245.#5)"/ &,0/0.* %* %"&2") %"&2") 3&-5-&2 9"/( %*-"-5* +"-"/ 2"/3 "/95"3*/ &-"*/ 4&/45 3"+" .&/+"%*,"/ %"&2") 9"/( %*-"-5* 2"/3 53* "/95"3*/ 3&#"("* ,"7"3"/ :0/" */%5342* #&2#"3*3 )"3*- 1&2,&#5/"/ %"/ 1&24". #"/("/ 3&24" .&/5.#5),"/ 104&/3* &,"95 3&#"("* 153"4 &,0/0.* %"/ 1&.&2*/4")"/ "#51" 4&/ 53* "/95"3*/ 3&#"("* ,04" .&42010-*4"/ ; &(*4*(" &."3 "4"5 .&/+"7"#

*.1*"/ 7"2(" 5#" 3&-"." */* * ."/" ",3&3 +"-"/ ","/ %*)5#5/(,"/ ,& *#5,04" ,&$"."4"/ %"2* %"/ .&/5+5 *#5,04" ,"#51"4&/ &/45 ,"-"5 */* 4&275+5% 1&2&,0/0.*"/ 7"2(" 5#" %"1"4 #&2+"-"/ -&#*) #"*, -"(* = 5+"2 0%* &:" -&8 !/45, .&75+5%,"/ 1&.#"/(5/"/ 4&/45 #5,"/ 1&2,"2" .5%") ", */(*/ #&2-"254 %&/("/ ,&4&2#"4"3"/ 2&3*%&/ 2*7*+"9" */* .&.54"2 04", %&/("/ .&/$"2* %"/" 4".#")"/ ,& "2"/" 5-4* /'2"3425,452 %&/("/ 404"- "/(("2"/ 9"/( %*3&45+5* 3&#&3"2 1 .*-*"2 "),"/ ,&(&40-"/ 0%* 5/45, .&2&"-*3"3*,"/ .&/%"1"4 %5,5/("/ %"/ "12&3*"3* %"2* 5#" "- 4&23&#54 4&2+"7"# ,&4*," "/$"/("/ &2"452"/ "&2") "1&2%" 4&/4"/( */+"."/ "&2") 53* "/95"3*/ 3&$"2" 2&3.* %*3"),"/ %"/ %*4"/%"4"/("/* 0-&) 5#" .&/+"%* &2"452"/ "&2") &2%" ; /* 4*4*, "7"- 3&+"2") ,*4" ,"#51"4&/ 1&24"." 9"/( .&/%"1"4 1&23&45+5"/ %"2* -&.#"(" 1*/+"."/ ,&5"/("/ ! 5/45, .&/%"1"4,"/ 1*/+"."/ (5/" 1&2$&1"4"/ 1&.#"/(5/"/ */'2"3425,452 %* 7*-"9") 5#" %"/ 3&.5" 2&/$"/" */* .&/%"1"4 %5,5/("/ %"2* ."39"2","4 %"/

1&/5) %"2* 1*)", -&(*3-"4*' %* 5#" = 45452/9" *+&-"3,"/ %"/" 1*/+"."/ %"&2") 1 .*-*"2 *45 /"/4*/9" ","/ %*'0,53,"/ 5/45, 1&2$&1"4"/ 1&.#"/(5/"/ %* ,"7"3"/ 1&-030, 9",/* %* "/4"2"/9" 1&.#"/(5/"/ +"-"/ &#*/( 5-"/( *2", +&.#"4"/ ("/45/( +&.#"4"/ "-"/ %"/ 1&.#"/(5/"/ +"-"/ -"*//9" 9"/( .&/%&3", ; /39" --") %"&2") 3&(*4*(" &."3 %* 5#" 3&(&2" 4&275+5% %&/("/ 1&2$&1"4"/ */'2"3425,452 */* = #&#&2/9" 0%* 014*.*3 %"-". ,525/ 7",45 %5" 4")5/ 1&2$&1"4"/ 1&.#"/(5/"/ */'2"3425,452 %* 5#" #*3" %*45/4"3,"/ ; /* 3&.5" #&2,"4 ,&2+" ,&2"3 "/4"2" -&(*3-"4*' %"/ &,3&,54*' 5/45, ,&#"*,"/ %"/ ,&3&+")4&2""/ ."39"2","4 5#" = 15/(,"3/9" "%6


EKONOMI & PERHOTELAN

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018

4

www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

Grand Zuri Siapkan Menu Spesial Saat Imlek Hanya Rp3,5 Juta per table PALEMBANG, PE- Perayaan Imlek yang tinggal sepekan lagi dimanfaatkan Grand Zuri Hotel Palembang dengan menggelar makan malan bertema Prosperity in year of Dog. “Pada saat makan malam kita menghadirkan berbagai jenis makanan mulai dari Ye Shang Salad, Salad Kombinasi 5 Rupa, Soup Asparagus Scallop Kering, Angsio Hoisom dan Hippiow, Udang Telor Asin, Ayam Goreng Pedas Rempah, Cah Sapi dengan Aneka Jamur, Mie goreng Oriental, Brokoli Kepiting Salju, Longan Hanya dengan Rp3,5 Jelly dengan Kejuta per table, anda lapa Muda, Chisudah bisa menikmati nese Tea, tersedia suasana tahun baru juga pilihan Imlek yang didesain khusus dengan menu vegetariberbagai dekorasi yang an,” ujar Sales berciri khas Imlek, Executive Grand seperti pohon Meihua, Zuri Hotel Palampion,” lembang, Izul --------------------------------Alamsyah, Kamis IZUL ALMSYAH (8/2). Untuk hiburan akan ada atraksi barongsai dan juga Mandarin Singer Miss ThinkThink yang akan menambah kemeriahan. “Hanya dengan Rp3,5 juta per table, anda sudah bisa menikmati suasana tahun baru Imlek yang didesain khusus dengan berbagai dekorasi yang berciri khas Imlek, seperti pohon Meihua, lampion,” katanya. Selain itu, hotel berbintang empat yang satu ini juga akan memberikan fortune cookies (surprise on cookies) yang berisi berbagai macam hadiah. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Hotel Grand Zuri Palembang di nomor 0711313800 ataupun dapat langsung ke Hotel Grand Zuri Palembang yang beralamat di jalan Rajawali Palembang. KUR

Peringati Hari Pers, 1O1 Hotel Beri Diskon PALEMBANG, PE- Dalam memperingati Hari Pers Nasional 2018 yang jatuh pada 9 Februari 2018, The 1O1 Palembang menawarkan paket menginap yang menarik khusus untuk insan pers. Yuliana, Public Relation THE 1O1 Palembang mengatakan, untuk memperingati hari Pers Nasional 2018, hotel berbintang empat ini memberikan promo menarik untuk para pers berupa promo kamar dengan harga Rp575.000 nett saja per malam untuk Superior Room termasuk sarapan untuk 2 orang. “Promo kita ini berlaku mulai dari 9 hingga 20 Februari 2018. Promo tersebut berlaku khusus untuk Pers yang menunjukan pers ID Card saat transaksi dilakukan dan pembayaran tidak dapat diwakilkan,” ujarnya, Kamis (8/2). Selain memberikan promo kamar, hotel berbintang empat yang beralamat di jalan Rajawali Palembang ini mempunyai promo diskon 10 persen untuk pers yang ingin menikmati makanan dan minuman di Recipe 1O1 Restaurant maupun di Spy Bar tanpa minimal transaksi dilakukan. Lanjut dia mengatakan, pihaknya akan memanfaatkan beebagai

momen dengan memberikan berbagai promo tidak hanya kepada masyarakat secara umum, namun juga dari pers. Jadi tunggu apa lagi, untuk pemesanan dan infornasi lebih lanjut segera hubungi The 1O1 Palembang di nomor telepon +6281318108101 atau melalui email di reservation.rajawali@ the1O1hotels.com ataupun bisa langsung ke hotel yang beralamat di jalan Rajawali Palembang. KUR

JADWAL PENERBANGAN PALEMBANG - JAKARTA SRIWIJAYA AIR SJ083 PUKUL 10.35 WIB SJ085 PUKUL 16.15 WIB SJ081 PUKUL 19.10 WIB PALEMBANG - PANGKALPINANG SRIWIJAYA AIR SJ880 PUKUL 07.55WIB NAM AIR IN880 PUKUL 12.15WIB PALEMBANG - YOGYAKARTA

NAM AIR IN081 PUKUL 14.35WIB

Rute Penerbangan

No. Penerbangan Keberangkatan

Harga

PROMO

THE 1O1 Hotel Palembang menawarkan promo diskon khusus bagi insan pers yang menginap. FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

Sambut Imlek, PIM Buka Little Mandarin PALEMBANG, PE- Palembang Indah Mall (PIM) targetkan jumlah pengunjung meningkat dua kali lipat dibandingkan hari biasanya khususnya saat menyambut Hari Raya Tahun Baru Imlek pasalnya PIM menggelar Little Mandarin. “Even yang pertama diadakan ini, kita sangat optimis jumlah pengunjung akan meningkat dua kali lipat dari yang biasanya pada hari biasa jumlah pengunjung 10 ribu dan weekend 15 ribu, namun selama even kita optimis mencapai 12 ribu

dan weekend 17 ribu,” ujar Marketing Manager PIM, Ongki Prastianto, Kamis (8/2). Selain itu, PIM menggelar even ini juga bertujuan agar pengunjung PIM dapat ikut serta merasakan suasana Chinese New Year seperti di Tiongkok. Apalagi PIM akan menampilkan perpaduan kebudayaan tradisional dan modern China di Kota Palembang yang mana sangat jarang ditampilkan. “Hal tersebut kita hadirkan melalui dekorasi yang sangat khas berupa perpaduan kebu-

FOTO: ALHADI FARID/PALPRES

ATRAKSI | Barongsai menjadi salah satu atraksi hiburan yang dihadirkan manajemen PIM selama even Little Mandarin.

dayaan tradisional dan modern China di Kota Palembang, sehingga pengunjung mall akan merasakannya,” katanya. Even ini akan berlangsung selama 11 hari dimulai dari 8 hingga 18 Februari 2018 di Main Atrium PIM. Selain itu, pihaknya juga menghadirkan Oriental Street Snack, sebanyak 11 makanan ringan dijual dan dijamin halal. Namun untuk melakukan transaksi di Oriental Street Snack harus menggunakan voucher yang bisa diperoleh di stand yang telah disediakan di Atrium PIM. “Untuk vouchernya sendiri kita menyediakan pecahan Rp5.000, Rp10.000 dan Rp20.000, dan kita menyiapkan dana dalam bentuk voucher untuk tiga pecahan tersebut mencapai Rp10 juta per harinya selama even berlangsung,” tambahnya. Selain even akan dimemeriahkan oleh Performance by TK Paris and TK Nusa Indah, Prosperity Life Style, PIM bagi-bagi Angpau, Oriental Art Attraction, Oriental Look Fashion Competition (busana casual oriental dengan nuansa imlek), Live Music dan lain-lain. KUR

FOTO: KURNIAWAN/PALPRES

HARGA TERJANGKAU | Aziza Inn Hotel By Horison Palembang menawarkan beragam menu makanan Nusantara dengan harga mulai dari Rp5.000.

Makan di Aziza Inn Hotel Mulai Rp5.000 PALEMBANG, PE- Aziza Inn Hotel By Horison Palembang menawarkan menu makanan nusantara dengan harga yang cukup terjangkau. Dengan fasilitas kenyamanan hotel berbintang, hotel berbintang dua ini memberikan harga mulai dari Rp5 ribu. Public Relation Aziza Inn Hotel By Horison, Caca mengatakan, harga termurah ini hanya ditawarkan pada bulan ini saja. “Paling mahal harganya Rp20 ribu, jadi ini pilihan menarik bagi penyuka kuliner dengan menu masakan lokal terutama dari Palembang,” ujarnya, Kamis (8/2). Dirinya mengatakan, menu makanan nusantara ini sangat variatif, dari banyak menu yang disediakan, be-

berapa diantaranya cukup katanya. menarik minat tamu, seperSementara itu, Chef Aziza ti pepes ikan, malbi rendang, Inn Hotel By Horison Paempal daging, sambel lembang, Samsul Yahya undang, sambel mengatakan, untuk telur puyuh pemenu andalan tai urap sayur, yang ditawa“Paling mahal brengkes kan masih patin temkhas Paharganya Rp20 ribu, poyak. laembang jadi ini pilihan menarik Dirinya seperti pebagi penyuka kuliner menjelaspes ikan dengan menu masakan kan, propatin, pentol daging mosi ini lokal terutama dari dijadwalkan ikan gabus, Palembang,” hanya digelar sambal udang bulan ini saja, sungai. namun akan me“Banyak menu nyesuaikan sesuai lokal Palembang sedengan permintaan tamu yang perti pepes ikan patin, ayam datang. kelasan yang gurih dan juga “Konsepnya pramanan, fresh, selain itu menu makatamu bisa memilih apa saja nan lokal nusantara yang menu makanan yang disukai,” menjadi pelangkap dan ini

cukup menggiurkan lidah,” tutur dia. Pihaknya berharap dengan harga yang terjangkau akan menjadi solusi yang tepat bagi masyarakat untuk menjadikan Aziza Inn Hotel By Horison Palembang tepat untuk makan bersama dengan keluarga. Selain itu, dengan adan y a p ro m o ku l i n e r i n i bisa ikut meningkatkan tingkat hunian kamar di Aziza Inn Hotel By Horison Palembang. “Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi kita di nomor 0711315574 ataupun dapat langsung ke Aziza Inn Hotel By Horison Palembang yang beralamat di jalan Kapten Anwar Sastro Palembang,” tutupnya. KUR


SUMSEL Semangat Baru & Terpercaya

PALEMBANG EKSPRES

OKU

OKUT

OKUS

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018

PRABUMULIH

www. palpres.com

5

Azmi A Hadi Perbaiki Jalan dengan Dana Pribadi INDRALAYA. PE- Aksi yang patut dicontoh oleh wakil rakyat di DPRD khususnya Kabupaten Ogan Ilir. Pasalnya, setelah tiga hari kemarin menampung aspirasi masyarakat Rantau Alai Kecamatan Rantau Alai Kabupaten Ogan Ilir yang didominasi permintaan perbaikan jalan, Azmi A Hadi langsung mewujudkannya. Kamis (08/02), Azmi menurunkan alat berat untuk meratakan jalan Rantau Alai yang panjangnya lebih kurang 1 kilometer yang memang mengalami kerusakan parah. Salutnya, anggota dewan dari partai PAN ini merogoh kocek pribadinya untuk memperbaiki jalan tersebut. “Ya, pada saat reses kemarin masyarakat meminta saya untuk memperbaiki jalan yang rusak ini, waktu itu saya bilang insya Allah akan saya usahakan,” paparnya. Menurut Azmi, saat dia lihat di buku APBD 2018, memang tidak ada anggaran untuk perbaikan jalan tersebut. “Saya minta maaf kepada masyarakat khususnya warga Desa Rantau Alai, insya Allah saya katakan pada waktu itu akan kita perjuangkan di APBD Perubahan, “ sambungnya. Azmi mengaku sedih, tempat kelahiran ibundanya ter-

FOTO : WIJDAN / PALPRES

ALAT BERAT | Satu unit alat berat bantuan anggota DPRD Ogan Ilir, A Azmi Hadi, tampak sudah mulai bekerja memperbaiki jalan di Rantau

Alai Kecamatan Rantau Alai Kabupaten Ogan Ilir yang rusak, dan A Azmi Hadi membaur di tengah-tengah warga Rantau Alai.

sebut jalannya sangat memprihatinkan dan sejak 2005 lalu belum tersentuh perbaikan oleh pihak Pemerintah Kabupaten Ogan Ilir. “Tetapi dengan kondisi jalan yang rusak parah saat ini saya

tidak tega juga, karena jalan tersebut memang jalan poros desa yang dilalui oleh hampir seluruh masyarakat kecamatan Rantau Alai,” ungkapnya. Wargapun ikut terharu, dan sangat mengapresiasi apa yang

telah dilakukan Azmi A Hadi ini. “Jadi Bapak memperbaiki jalan ini dengan memakai dana pribadi?,” cetus warga. “Ya nggak apa-apalah, hitung-hitung untuk amal juga kan,” kata Azmi sem-

bari tersenyum. Sementara itu, Kades Rantau Alai, tak henti-hentinya bersyukur dan berterima kasih kepada anggota dewan ini. “Kami atas nama warga masyarakat Desa Rantau Alai khu-

Empat Kecamatan Zona Merah Bencana Alam

MUARADUA. PE – Hujan deras yang disertai angin kencang diprediksi akan terus berlangsung hingga April mendatang. Masyarakat di empat kecamatan masuk zona merah bencana alam dan wilayah lain Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan, diminta agar meningkatkan kewaspadaan. Karena selama cuaca tergolong ekstrem tersebut berlangsung, sewaktu-waktu dapat saja terjadi bencana alam banjir dan longsor terjadi. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten OKU Selatan, Doni Agusta Bukit SKM MSi, mengatakan, cuaca ekstrem belakangan masih melanda patut untuk terus diwaspadai akan terjadinya bencana, baik bencana alam banjir bandang dan tanah longsor. “Cuaca ekstrem ini diperkirakan masih akan terus berlangsung hingga April nanti, sesuai dengan data dari BMKG Sumsel. Makanya patut kita waspadai akan timbulnya bencana alam,

baik berupa bencana alam banjir bandang, tanah longsor hingga adanya potensi puting beliung,” ungkap Doni, Kamis (8/2). Dia mengatakan, ancaman cuaca eksteim tersebut sewaktu-waktu dapat saja terjadi terjadi di empat Kecamatan terkategori masuk zona merah, karena rawan terjadi dan sudah langganan bencana alam. “Ada empat kecamatan patut diwaspadai karena masuk dalam potensi langganan bencana alam, meliputi Kecamatan Sungai Are, Sindang Danau, Muaradua Kisam dan Kecamatan Pulau Beringin, empat kecamatan ini termasuk dalam zona merah langganan bencana alam,” tambah Doni Agusta. Dia menambahkan, selain memang empat wilayah Kecamatan tersebut, 13 wilayah Kecamatan lainya dari total seluruh 19 Kecamatan Kabupaten OKU Selatan masih harus tetap diwaspadai kendati kategori potensi bencana alam sedang dan rendah.

INDRALAYA. PE- Miris, dana pemeriksaan Inspektorat Kabupaten Ogan Ilir (OI) untuk pengawasan penggunaan dana desa pertahun termasuk untuk pemeriksaan dana dan pembangunan di kecamatan dinilai minim. Tahun ini hanya Rp 70 juta, naik dari tahun lalu yang hanya Rp 20 juta. Jika hendak optimal dan efisiensi dalam melakukan pemeriksaan di desa diperlukan dana ideal Rp350 juta per tahun. Hal tersebut dika-

takan Inspektur Inspektorat Pemkab OI H Hasnandar, Kamis (08/02) kemarin. Menurutnya, yang mendapatkan dana desa di OI sebanyak 227 desa, namun dari anggaran yang dimiliki baru Rp70 juta anggaran yang tersedia untuk melakukan pemeriksaan dana desa berbasis kinerja di 100 desa per tahun. “Ya, agar optimal dan efisien kerja tim kami dari Inspektorat untuk memeriksa diperlukan Rp350 juta, untuk memeriksa 227 desa. Memang minim ya

FOTO : ANDRE / PALPRES

EKSTREM | Cuaca ekstrem yang masih berlangsung di OKU Selatan berpotensi terjadinya bencana

alam, dan harus tetap diwaspadai.

“Sisanya ada tiga belas kecamatan lain tetap harus diwasadai karena memiliki potensi bencana alam, walaupun termasuk dalam kategori wilayah dengan potensi bencana sedang dan rendah. Tetapi masih saja dapat terjadi bencana alam,” jelasnya.

Menurut Doni, dalam menyikapi kondisi cuaca tersebut pihaknya sendiri masih siaga penuh dan memantau perkembangan bencana alam, selama cuaca ekstrem masih berlangsung di OKU Selatan. “Kita sangat siap baik penanggulangan dan untuk

mengalokasikan bantuan bencana alam. Sembako dan peralatan terus kita siagakan di posko bencana. Kami menyiapkan posko bencana dan relawan dalam rangka upaya tanggap bencana alam, hingga cuaca mengalami perubahan,” pungkasnya. DRE

dananya, bahkan sebelumnya miris sekali dana untuk pemeriksaan tim yang terjun ke desa hanya Rp20 juta, itu juga termasuk pemeriksaan di kecamatan,” paparnya. Dikatakannya, setiap desa diterjunkan 10 orang, dengan tugas bervariasi. Seperti mengecek hasil pembangunan dana desa, sistem keuangan aset desa misalnya hasil pembelian barang dan jasa seperti tenda, kursi, komputer dan sebagainya. “Jadi 1 hari itu ada 10 tim

diterjunkan ke 10 desa, sehingga per kecamatan bisa 15 desa, sistem sampling. Namun bukan berarti desa lain tidak diperiksa, karena tidak cukup anggaran pemeriksaan maka diperiksa tahun depannya,” sambungnya. Dikatakannya juga, agar tak salah dalam melakukan sistem pelaporan keuangan, pihaknya juga melakukan pembimbingan dan pembinaan agar kades dan perangkatnya tidak terjerat masalah hukum, ia juga menyarankan

kepada menejemen desa, menyelesaikan fisik proyek sesuai rab yang dibuat. “Apalagi 4-5 kecamatan seperti Rambangkuang, Muarakuang, Sungai Pinang, Pemulutan Selatan, dan Kandis, jauh jangkauannya dan itu tetap harus dilakukan pemeriksaannya. Inspektorat adalah bagian manajemen Pemkab OI dibidang pengawasan, sehingga kami berharap makin mendapatkan perhatian yang lebih dari bupati,” tukasnya. VIV

susnya, mengucapkan terimakasih kepada anggota DPRD Azmi A Hadi atas perbaikan jalan ini,” tuturnya seraya berharap, semoga pada APBD Perubahan 2018 jalan ini masuk dalam anggaran APBD.

Pantauan di lapangan, hingga berita ini diturunkan alat berat terus bekerja. Rencananya, Jumat (9/2), akan dihamparkan batu agar jalan tersebut tidak seperti kubangan kerbau lagi. VIV

26 Sekolah Siap Laksanakan UNBK INDRALAYA. PE- Sebanyak 26 Sekolah Menengah Pertama (SMP) akan melaksanakan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), April nanti. Dari 26 sekolah tersebut, 12 sekolah melaksanakan UNBK secara mandiri atau di tempat sendiri dan 14 sekolah ikut menumpang di sekolah lainnya dalam melaksanakan UNBK. “26 Sekolah akan melaksanakan UNBK 23-26 April 2018, “ujar Kepala Dinas Pendidikan melalui Kepala Bidang Pembina SMP Dinas Pendidikan OI Drs. Rudi Pasrah, Kamis (08/02). Pihaknya terang Yudi, telah melakukan simulasi kepada siswa dalam melaksanakan UNBK agar siswa tidak gagap teknologi (Gaptek) dalam melaksanakan UNBK. “Simulasi pertama UNBK tersebut dimulai dari 14 sampai 15 Februari kemarin, dan yang si-

mulasi ke yang kedua akan dilaksanakan 19-20 Maret nanti,” tuturnya. Dikatakan Rudi Pasra, bagi siswa yang benerbener berhalangan hadir seperti sakit nanti ada UN susulan pada 8-9 Maret. “Untuk peralatan pendukung, kita sudah menyiapkan komputer cadangan sebanyak 5 komputer didalam satu ruangan dan satu sekolah,” katanya. Disamping itu lanjutnya, pihaknya menyiapkan satu cadangan pengendali program aplikasi untuk melakukan antisipasi saat melaksanakan UNBK nantinya. “Saya juga berharap kepada pihak PLN di Ogan Ilir, pada saat berlangsungnya UNBK ini jangan ada pemadaman listrik. Biasanya satu minggu akan melaksanakan UNBK, kita pasti memberikan surat imbauan kepada pihak PLN,” tukasnya. VIV

Dewan Kediri Kecewa Kunker Dana Pemeriksaan Desa Masih Minim di Banyuasin

Wabup Muba Lakukan Pemetaan Petani Sawit JAKARTA,PE- Wakil Bupati Musi Banyuasin, Beni Hernedi menghadiri Diskusi Nasional Serikat Petani Kelapa Sawit (SPKS) bekerjasama dengan Winrock Internasional dengan dukungan USAID, di Hotel Saripan Pasifik Jakarta Pusat, Kamis (8/2). Diskusi tersebut ditujukan memetakan definisi dan karakteristik petani swadaya kelapa sawit, menuju kelapa sawit berkelanjutan di Indonesia. Hadir dalam diskusi tersebut Dirjen Perkebunan Kementrian Pertanian RI Ir Bambang, Deputi tim penguatan ISPO, Kemenko Perekonomian RI Dr Wilistra, Staf Ahli Kantor Staf Presiden Abet Negitarigan, Wakil Ketua Komisi IV DPR RI, Sekjen Gapki dan Direktur Sawit Watch. Ir Bambang dalam kesempatan itu berharap, diskusi

FOTO HUMAS FOR PALPRES

SAWIT | Wabup Muba memaparkan kepada beberapa tamu yang hadir,

dalam Diskusi Nasional Serikat Petani Kelapa Sawit (SPKS) bekerjasama dengan Winrock Internasional dengan dukungan dari USAID

ini bisa memberikan mafaat dan kontribusi bagi petani sawit kedepan dan memunculkan ide-ide strategis untuk pengembangan petani kelapa sawit di Indonesia. “Perlu di ketahui perkebunan merupakan sektor yang memberikan pengaruh besar terhadap perekonomian di

Indonesia, petani Indonesia saat ini baru menghasilkan kisaran 1-2 ton CPO perhektare,” ungkapnya. Nah tentunya, diharapkan para petani bisa menghasilkan 7-8 Ton CPO perhektare. Selain itu, melindungi sawit sangat penting karena tumbuhan ini penghasil energi

alternatif setelah fosil. Oleh sebab itu Bambang mengaku sangat setuju dan sepaham begaimana cara memakmurkan petani sawit. “Mari kita dorong supaya kedepan baik pemerintah, perusahaan dan petani, kita arahkan untuk melakukan tata kelola perkebunan dengan baik dan sesuai dengan ketentuan,” imbuhnya. Sementara, Wakil Bupati Muba, Beni Hernedi mengatakan saat ini Kabupaten Muba terus melaksanakan pembenahan terhadap tata kelola kelapa sawit, karena Muba mayoritas petani sawit. “Muba saat ini sedang melakukan pemetaan dan penyusunan data base petani sawit, tentunya saya berharap kedepan petani sawit di Muba terus mela-

kukan perbaikan tata kelola administrasi maupun keabsahan dan legalitas lahannya. Sehingga kesejahteraan petani sawit khususnya di Muba bisa lebih baik, selain itu saya juga berharap permasalahan legalitas kebun petani yang sudah terlanjur berada dalam kawasan hutan bisa juga terselaikan, saya mengajak semua pihak mari kita cari solusi terbaik,” jelasnya Menurut Beni, tahun ini akan kembali dibuka lagi peluang untuk peremajaan kelapa sawit rencananya 185 ribu hektare untuk seluruh Indonesia. “Ini peluang untuk Muba sekaligus juga tantangan. Targetnya tidak hanyak kebun yang sudah tua, tetapi juga kebun yang kurang produktif dikarenakan bibitnya kurang baik,’’tukasnya. SAF

PANGKALAN BALAI.PEPuluhan anggota Komisi A DPRD Kediri Provinsi Jawa Tengah pulang dengan muka yang kecewa, lantaran saat melakukan kunjungan tak satupun ada anggota DPRD Banyuasin yang menemui. Padahal sebelum itu mereka sudah melayangkan surat ke DPRD Banyuasin, ahkan sudah mendapat balasan bahwa DPRD Banyuasin siap menerima kunjungan mereka. Kekecewaan itu dikatakan salah satu anggota DPRD Kediri Kurtubi. Menurut dia, saat datang ke kantor DPRD Banyuasin tidak ada satupun anggota dewan yang ngantor. Padahal, pihaknya sudah jauhjauh datang kesini. “Ya, anggota dewannya tidak ada, tapi kami hanya disambut pihak Sekretariat Dewan,” ujar dia saat dibincangi wartawan di depan Gedung DPRD Banyuasin, kemarin. Dijelaskan dia, kedatangan mereka ini ke Banyuasin untuk sharing dengan anggota Komisi I DPRD Banyuasin terkait pelaksanaan pilkada di Banyuasin. Sebab, Kota Kediri juga sedang melaksanakan Pilkada seperti Banyuasin. “Namun tentunya kedatangan kamj menjadi sia-sia. Sebab apa yang kami harapkan untuk berdialog tukar pikiran dengan dewan Banyuasin, tidak terlaksana,” ujar politisi NasDem ini. Menanggapi hal ini, tokoh pemuda Banyuasin Takim sangat menyesalkan prilaku dewan, yang sering tidak

ngantor. Bahkan sering mementingkan dinas luar, ketimbang membela kepentingan masyarakat. Kata dia, kejadian seperti itu akan membuat citra Banyuasin semakin buruk di mata daerah lain. Seharusnya jadwal yang telah dibuat mesti ditindak lanjuti, jangan sampai mengecewakan tamu yang datang jauh untuk belajar di Banyuasin. “Kami nilai sekarang dewan malah mengutamakan kegiatan perjalanan dinas. Ini sudah pasti untuk meraup keuntungan pribadi, Banyuasin malu jika terus seperti ini,” ujar dia saat dimintai tanggapannya, kemarin. Menurut pengamat dia, dalam sebulan dewan bisa dua sampai empat kali kunjungan kerja di daerah luar. “Jarang ngantor bagaimana mau memperjuangkan aspirasi masyarakat. Kunker berkepanjangan tapi tak ada hasilnya,” ujar dia. Terpisah Kabag Keuangan Sekwan DPRD Banyuasin Muhamad Rz mengatakan, jika anggota Komisi, Banleg sedang kunker ke Jakarta dan Medan. “Memang semuanya lagi DL (dinas luar, red), lebih jelasnya tanya dewan yang bersangkutan,” singkat dia. Sementara itu, salah satu anggota dewan saat dihubungi wartawan kemarin, mengatakan jika mereka sedang ada kegiatan diluar. “Ya, masih di Jakarta untuk saat ini tidak ngantor, kita dinas luar,” ujarnya. BUD


PALEMBANG EKSPRES JUMAT, 9 FEBRUARI 2018

OI

www. palpres.com

OKI

MUBA

BANYUASIN

SUMSEL

Semangat Baru & Terpercaya

Pengangguran di OKUT Terendah di Sumsel MARTAPURA,PE-Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Sumsel 2017,t ingkat angka pengganguran di OKU Timur mencapai 2,35% dari jumlah penduduk. Artinya, angka pengangguran di

Bumi Sebiduk Sehaluan terendah dari 17 kabupaten/ kota di Sumatera Selatan. “Keberhasilan ini tentunya tidak lepas dari koordinasi yang dilakukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab), dengan perusahaan lokal. Kita

selalu menekankan dan meminta, agar (perusahaan lokal, red) untuk melibatkan angkatan kerja di OKU Timur,” ungkap Kepala Bappeda dan Litbang OKU Timur, Tubagus Sunarseno, Kamis (8/2). Selain itu, sambung dia,

pencari kerja di OKU Timur mencari kerja di luar daerah dengan prospek dan harapan yang lebih baik. Sehingga wajar, lanjut dia, jika tingkat pengangguran di OKU Timur terendah. “Ini harus dipertahan-

kan, apalagi ditambah dengan penggunaan dana desa yang fokus pada pengentasan kemiskinan. Bisa saja nanti tingkat penganguran di OKU Timur menurun lagi,” ujarnya. Selain itu, dengan adanya

program kerja dari Pemerintah Kabupaten OKU Timur terkait pembangunan kawasan pesisir Komering, akan bisa mengurangi angka kemiskinan dan diharapkan tingkat perekonomian masyarakat akan

Belasan Pegawai Baru Rutan Dites Urine MUARADUA. PE- Sedikitnya 12 orang Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang akan bertugas di Cabang Rumah Tahanan Kelas IIB Muaradua OKU Selatan, menjalani tes urine,

Kepala Cabang Rutan Kelas II Muaradua, Reza Meidiansyah Purnama Amd IP SH mengatakan, tes urine tersebut demi memastikan calon pegawai rutan tidak terlibat dalam penggunaan narkoba.

“Maka sebelum menjalankan tugas, mereka terlebih dahulu kita lakukan tes urine. Untuk tahu, apakah mereka pengguna narkoba atau tidak. Jika terbukti ada terlibat, maka kita tidak segan-segan

FOTO : ANDRE / PALPRES

TES URINE Belasan pegawai baru Rutan Kelas IIB Muaradua saat mengikuti tes urine.

Terpilih Ketua KONI, Raflen Fokus Tingkat Prestasi Atlet SEKAYU,PE -Berdasarkan hasil Musyawarah Olahraga Kabupaten (Musorkab) VIII Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Muba, H Raflend ST terpilih sebagai Ketua KONI Kabupaten Muba periode 2018-2022. Usai terpilih Raflen mengungkapkan tujuan terdekat dalam kepemimpinannya yakni menyelesaikan susunan pengurus KONI yang baru dan fokus untuk meningkatkan prestasi Atlet di Kabupaten Muba. “Saya mengucapkan terimakasih atas apresiasi telah mempercayai saya menjadi Ketua KONI periode 2018-2022, untuk rencana kedepan kita susun pengurus dulu, dan tidak usah terlalu banyak. Kita pilih pengurus yang benar-benar punya waktu luang mengurus KONI ini ,” jelasnya, kemarin (8/2). Sementara, Sekretaris Daerah Kabupaten Muba, Drs H Apriyadi MSi saat menutup secara resmi acara Musorkab VIII KONI Kabupaten Muba di

FOTO : FIRDAUS / PALPRES

KONI | Sekda Muba berfoto bersama Ketua KONI Muba terpilih (kiri Sekda) serta jajaran pengurus KONI. Auditorium Pemkab, berharap kepengurusan KONI periode 2018 -2022 mampu membawa KONI yang lebih baik lagi.

“ Pemkab Muba mengucapkan selamat atas terpilihnya H Raflen ST sebagai Ketua KONI yang baru. Kami ber-

pesan apa yang sudah pernah dirintis dan diraih prestasi gemilang oleh kepengurusan KONI sebelumnya, tentunya

ini dapat untuk ditingkatkan lagi,” ungkapnya. Apriyadi menambahkan, jelang Porprov 2018 yang tinggal beberapa bulan lagi, dia mengharapkan KONI yang baru terpilih harus kerja keras mempersiapkan untuk keberhasilan Porprov 2018 yang akan datang. “Jalankan kekompakan aktifitas sehari hari, dengan meluangkan waktu yang cukup untuk mengurus olahraga di Muba ini” pesan Sekda. Sementara Wakil Ketua Umum I KONI Provinsi Sumsel, Dhennie Zainal, mengatakan bahwa dalam pembinaan atlit terutama untuk mengikuti Porprov Sumsel 2018 yang akan dilaksanakan Prabumulih pada Oktober akan datang, baik pengurus KONI, pembina cabang olahraga, dan para atlet Muba diharapkan terus berlatih. “Mudah-mudahan dapat membawa nama baik dan pretasi yang membanggakan bagi Kabupaten Muba,’’ tukasnya. SAF

Oknum Bindes Diduga “Mainkan” Klaim Asuransi

BATURAJA. PE -Dugaan modus memanfaatkan klaim layanan asuransi hanya untuk mendapatkan “keuntungan” semata oleh oknum petugas asuransi (agen asuransi, red), diduga terus terjadi termasuk di wilayah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU). Seperti disampaikan oleh seorang ibu rumah tangga (IRT), bernama Murniati (43), warga Transbatumarta Unit I, Kecamatan Lubukraja yang menyebutkan kalau dirinya diduga telah dimanfaatkan oleh seorang oknum bidan desa berinisial HD yang sekaligus berprofesi sebagai agen asuransi ternama. Dimana, dari pengakuannya kepada awak media, diduga modus operandi yang dilakukan HD mengajak dan menawarkan Murniati untuk dibantu dan dimasukan kedalam polis asuransinya. Dengan iming-iming jika dirinya sakit, maka akan ditanggung semuanya oleh pihak asuransi yang diklaim melalui transfer rekening. HD pun menawarkan polis asuransi secara gratis kepada Murniati. Karena merasa manfaat asuransi yang ditawarkan gratis dan dapat dimanfatkan dirinya nanti jika mengalami sakit. Lalu, menurut Murniati, dirinya pun menerima ajakan menjadi nasabah asuransi yang ditanggung oleh HD. “Awalnya itu saya diajak jadi nasabah asuransi itu

FOTO : ANDRE / PALPRES

WAWANCARA | Dodi, suami Murniati, warga Transbatumarta Unit I, Kecamatan Lubukraja, saat diwawancarai media. sekitaran Juli 2017 lalu. Dia menawarkan kepada saya untuk menjadi nasabah asuransi. Saat itu dia bilang (HD, red), nanti kalau saya sakit, semua biaya sakit akan ditanggung oleh pihak asuransi. Karena saya pikir bermanfaat bagi saya, saya pun setuju dan menerima ajakan dia untuk dimasukan menjadi nasabah,” terang Murniati, saat dibincangi awak media di rumahnya. Namun pada kenyataannya, sambung Murniati pada sekitaran November 2017 lalu saat itu dirinya sedang santai di rumahnya. Lalu, dirinya ditelpon HD dan memintanya untuk berpura-pura sakit perut agar bisa dirawat inap di rumah sakit. Karena merasa tidak enak hati, sambung Murniati dirinya pun akhirnya menuruti permintaan HDA yang berpura-pura sakit.

“Dia (HD, red) tidak kesini tapi menghubungi saya melalui hp. Terus saya dan anak saya Sinta, disuruh ke rumahnya lalu langsung diajak ke sebuah Klinik di Baturaja. Sesampai di klinik saya dan anak saya diminta bilang saja sakit perut. Setelah diperiksa lalu kami disuruh rawat inap selama dua hari,” papar Murniati. Setelah dirawat inap dua hari, lanjut Murniati dia dan anaknya setelah diperiksa dokter diperbolehkan pulang. Saat hendak pulang, Murniati mengaku diberikan uang oleh HDA sebesar Rp 1 juta yang disebut HDA sebagai uang saku. Setelah kejadian tersebut tambah Murniati, suaminya Dodo (51) langsung memarahi dirinya, karena suami saya tidak terima saya diminta berpura-pura sakit padahal saya memang tidak sakit alias sehat.

“Saya saat itu sama sekal tidak sakit. Ya, pada awalnya, saya menyangka kegunaan dia menawarkan jadi nasabah agar pada saat saya sakit dapat dibantu biaya berobatnya oleh asuransi. Tapi ini kan saya justru diminta pada saat sedang sehat,” sesalnya. Sementara, bidan HD saat dikonfirmasi, Palembang Ekspres kemarin (8/2), soal ini langsung membantah dan menyangkal apa yang disampaikan Murniati kepada awak media. Bahkan menurut dia, dirinya pun merasa tidak terima atas apa yang disampaikan Murniati yang diduga menuduhnya hanya memanfaatkan Murniati. “Itu premi asuransi saya yang bayar dia (Murniati) hanya terima gratis karena saya niatnya mau membantu dia. Tapi yang terjadi justru sebaliknya, dia tidak terima kasih sudah dibantu,” sangkalnya. Disinggung dirinya sengaja meminta Murniati berpura-pura sakit agar mendapatkan klaim asuransi, HD pun kembali menyangkal seraya mengatakan. Menurut dia, justru Murniati sendiri yang menelpon dirinya seraya mengaku mengeluh sakit perut sehingga dia menyarankan untuk dirawat dan memanfaatkan jasa asuransi. “Justru dia nelpon saya ngakunya perutnya mules. Nah langsung saya bilang, tante (Murniati, red) kan ada

asuransi, coba manfaatkan saja kebutulan sedang sakit,” ungkap HD. Terpisah, Kepala Dinas Kesehatan OKU, Suharmasto saat dimintai tanggapannya soal adanya dugaan bidan desa (HD) yang berstatus sebagai PNS di salah satu Poskesdes di OKU yang diduga meminta seorang warga berpura-pura sakit hanya untuk kepentingan pribadi, mengaku belum mengetahui soal ini. Menurutnya, jika memang hal tersebut terjadi, warga yang bersangkutan diminta sebaiknya melaporkan langsung ke UPTD Puskesmas Tanjung Baru. “Karena kami ada perpanjangan tangan. Nanti dari laporan yang disampaikan ke UPTD kecamatan, pihak UPTD kecamatan akan memanggil bidan atau oknum yang bersangkutan apakah memang menyalahi atau melanggar kode etik,” ujar Masto. Ditambahkan Masto, selaku Dinas yang membawahi UPTD Puakesmas termasuk Poskesdes, dirinya sangat berterima kasih jika ada laporan masyarakat yang mengawasi soal kinerja jajarannya. “Kalau soal asuransi itu saya no coment karena bukan urusan dinas. Nah kalau mengenai tindakan menyuruh orang sakit, itu kita lihat dulu sesuai kode etik menyalahi atau tidak,” tegasnya. YEN

berangsur membaik. “Pada dasarnya diperlukan koordinasi yang baik untuk menjalankan program kerja itu, sehingga bisa berjalan sesuai dengan yang diharapkan,” ujar dia. MAN melakukan pembatalan penerimaan calon tersebut,” ungkapnya, Kamis (8/2). Diungkapkannya, akibat keterbatasan peralatan dan tenaga ahli di Rutan, pihaknya bekerjasama dengan Bagian Laboratorium RSUD Muaradua dalam melakukan tes urine. “Setelah dilakukan tes urin, berdasarkan keterangan hasil tim, 12 CPNS tersebut dinyatakan negatif atau bersih dan tidak terindikasi pemakai narkoba,” ujarnya. Menurutnya, pemeriksaan terhadap 12 orang pegawai baru tersebut demi menjaga seluruh pegawai bertugas di Rutan jangan sampai terlibat ataupun menjadi pengguna narkoba. “Tes urine ini kepada pegawai baru ini, karena kita tidak mau pegawai baik ada terindikasi maupun yang terbukti memakai Narkoba. Jika terbukti sampai positif, kita tidak segan-segan melakukan pemberhentian,” pungkasnya. DRE

Empat Desa Dapat Alokasi Dana Lebih MARTAPURA,PE-Sebanyak empat desa di Kabupaten OKU Timur mendapat Dana Desa sebesar Rp 1 Miliar lebih. Pasalnya, adaperubahan porsi alokasi dana desa yang diambil dari transfer ke daerah. “Empat desa yang mendapatkan alokasi dana desa lebih karena adanya program dari pemerintah pusat yaitu afirmasi, yang tujuannya untuk peningkatan kualitas hidup masyarakat desa untuk mengurangi kemiskinan, kesenjangan dalam penyediaan infrastruktur, memperluas kesempatan kerja,” jelas Kepala Seksi Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) OKU Timur Emzen, diruang kerjanya, kemarin. Untuk desa di OKU Timur, menurut dia, yang mendapat program afirmasi dari dana desa di Kabupaten OKU Timur adalah Desa Bantan sebesar Rp. 1,2 Miliar, Desa Keromongan sebesar Rp 1,1 Miliar, Desa Bantan Pelita Rp 1,1 Miliar, dan Desa Muncak Kabau Rp 1,1 miliar “Desa desa tersebut berdasarkan data dari pusat

dari masuk dalam kategori desa tertinggal ataupun desa sangat tertinggal, sehingga mendapat alokasi dana desa lebih. Untuk penggunaannya diserahkan kepada desa masing-masing, sesuai dengan kebutuhan yang telah disepakati” ujarnya. Ditambahkan Emzen, Dinas PMD akan melakukan pengawasan penggunaaan dana desa setiap triwulan dan langsung terjun ke lapangan dengan melakukan cek Rencana Anggaran Belanja (RAB) desa apakah sesuai dilapangan. “Jika nanti hasil dari pengawasan ada permasalahan, akan kita informasi sesuai aturan ke Inspektorat untuk dilakukan pembinaan,” tambahnya. “Kita berhararp, penggunaan dana desa pada tahun ini harus lebih optimal, dan harus dikerjakan sesuai dengan RAB. Saya ingatkan kepada kepala desa bahwa tahun ini merupakan tahun penindakan, bukan lagi tahun pembinaan. Maka, jalankan benar-benar pekerjaaan sesuai dengan RAB,” tukasnya. MAN

Kawasan Wisata Danau Ranau Butuh Mesin ATM MUARADUA.PE- Kendati geliat perekonomian dan Pariwisata di kawasan wisata Danau Ranau, Ogan Komering Ulu (OKU) Selatan cukup tinggi, namun objek wisata belum ditunjang dengan keberadaan fasilitas perbankan, Anjungan Tunai Mandiri (ATM). Padahal, aktivitas transaksi dan perputaran uang masyarakat di Kecamatan Buay Pematang Ribu Ranau Tengah (BPRRT), Warkuk Ranau Selatan, Banding Agung dan Mekakau Ilir, bisa mencapai ratusan juta, bahkan miliaran rupiah perhari. Riska (30), salah seorang warga setempat mengaku aktivitas perdagangan di kawasannya cukup besar. Baik itu hasil bumi seperti kopi, lada, kakao, cabai hingga Alpukat, hingga aktivitas jual beli di pasar Simpang Sender dan Banding Agung, seperti elektronik, sembako, bahan bangunan dan lainnya. “Di wilayah ini tidak hanya pedagang skala kecil, tetapi distributor, agen besar sudah ada di sini. Bahkan, warung waralaba sudah makin menjamur. Belum lagi keradaan aktivitas pariwisata di Danau Ranau makin ramai,” ungkapnya, Kamis (8/2). Diungkapkannya, tingginya aktivitas perekonomian masyarakat belum diiringi deng-

an keberadaan ATM. Sehingga cukup menyulitkan masyarakat dan pengunjung kawasan wisata Danau Ranau, dalam melakukan transaksi. “Kalau perputaran uang mencapai puluhan juta per hari, tentu sangat menyulitkan dalam melakukan transaksi. Karena pedagang dan wisawan harus selalu menggunakan uang cash,” tambah Riska. Sementara itu, Nani (27) salah seorang pengunjung wisata Danau Ranau mengatakan, demi menunjang pengembangan wisata seharusnya didukung mesin ATM seluruh bank. Hal ini demi mempermudah transaksi di lokasi wisata. “Sangat wajar dan kiranya perlu fasilitas demi memudahkan proses transaksi baik perbankan daerah, swasta dan bank pemerintah, ini sudah termasuk kebutuhan kawasan wisata,” jelasnya. Menurut dia, di lokasi wisata di Warkuk Ranau Selatan, Simpang Sender dan Banding Agung seharusnya minimal masing-masing wilayah dan objek vital ramai pengunjung terdapat ATM. “Kalaupun kabarnya kini sudah ada Kantor Cabang Pembantu Bank Daerah, tetapi ini belum maksimal, sangat butuh keberadaan mesin ATM. Lebih bagus seluruh bank daerah dan nasional,” tandasnya. DRE


SUMSEL

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

7

Warga Sungai Jernih Tolak Keputusan Bupati Minta Davit Haryadi jadi Pjs Kades

FOTO: IMRON/PALPRES

MENOLAK |

Puluhan warga desa Sungai Jernih Kecamatan Rupit Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) mendatangi kantor Pemkab Muratara untuk menolak Plt Kepala Desa Sungai Jernih yang ditetapkan Bupati.

MUARA RUPIT,PE - Puluhan warga desa Sungai Jernih Kecamatan Rupit Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) mendatangi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muratara dan kantor DPRD Muratara. Guna untuk menuntut usulan mereka yang ingin menjadikan Davit Haryadi menjadi Pejabat Sementara (Pjs) Kepala Desa (Kades) Sungai Jernih. Dalam orasinya, kordinator demo, Rebiansyah meyampaikan jika dirinya beserta warga menolak apa yang dikatakan Bupati, dan

tetap menginginkan orang yang diajukan menjabat sebagai Pjs Kades Sungai Jernih. “Kami tidak terima apa yang dikatakan bapak bupati Muratara, yang menyuruh Camat Rupit sebagai Pjs Kades Sungai Jernih karena tidak etis. Kami tetap meminta orang yang telah kami tunjuk untuk menjadi Pjs Kades desa kami yakni saudara Davit Haryadi,”ungkapnya. Ia menjelaskan, jika seluruh prosedur sudah mereka lakukan, seperti rapat warga dan BPD, terus ke camat, dilanjutkan ke dinas PMD, lalu ke Tata Pemerintahan (Tapem) dan ke bupati. “Jika keinginan kami tidak di-

LUBUKLINGGAU, PE - Walikota Lubuklinggau, H SN Prana Putra Sohe yang akrab disapa Nanan mengutarakan dirinya dan Pemerintah kota (Pemkot) Lubuklinggau segera merealisasikan untuk memperjuangkan nasib honorer di kota Lubuklinggau. Hal itu diungkapkannya saat menyampaikan kata sambutan di kegiatan silaturahmi forum guru dan tenaga Kependidikan (FGTK) Non PNS, Kamis (8/2). Nanan mengatakan pihaknya telah memperjuangkan kaum honorer yang dibuktikan dengan dianggarkannya insentif guru dan pembangunan gedung guru. “Rp1,8 Miliar untuk insentif guru selama tahun 2018, dan Rp5 M untuk pembangunan gedung guru, untuk insentif kita berikan Rp200 ribu perguru untuk sebulan. Dan dalam waktu dekat akan segera terealisasi, kemungkinan dibayar per 3 bulan,” terangnya. Ia menambahkan kalau ini lah bukti Pemkot memikirkan nasib honorer. “Kita memperjuangkan tidak hanya sekedar janji namun dengan

realisasi,” tegasnya. Untuk masalah kriteria honorer yang mendapatkan insentif, ditahun pertama ini semua guru honor akan mendapatkan insentif. Namun hanya meliputi honorer tingkat TK, SD dan SMP sedangkan untuk SMA tidak diperkenankan karena dibawah naungan Disdik Provinsi. Untuk tahun selanjutnya baru akan didata dan ditentukan kriterianya seperti lamanya masa kerja, memiliki Nomor urut pendidik dan tenaga Kependidikan (NUPTK). Masih kata Nanan, perihal pengajuan SK walikota itu akan dibahas lebih lanjut bagaimana mekanisme dan aturan yang sebenarnya, namun bila juknis nya sudah jelas, pihaknya akan segera menerbitkan SK walikota. Bila tidak menentang aturan dan fungsinya tidak disalah gunakan. Sementara itu Ketua PGRI Lubuklinggau, Erwin Susanto didampingi Sekretaris PGRI, Aren Frima mengucapkan rasa syukurnya atas kinerja Pemkot Lubuklinggau yang telah berjuang untuk kaum honorer. NSR/AFA

FOTO: IMRON/PALPRES

MELANTIK | Bupati Muratara, M Syarif Hidayat melantik 25 kades terpilih Pilkades serentak gelombang kedua, di Aula Gedung Siti Rahma, Kamis(8/2).

Sani Kades Lubuk Rumbai Baru. Bupati Muratara H Syarif Hidayat mengucapakan selamat kepada 25 kades terpilih dan selamat bekerja. Menurutnya, pemerintah daerah harus mendorong meningkatkan perekonomian masyarakat serta pelayanan publik. Dalam rangka menyelenggarakan kewenangan sehingga membutu-

hkan kades yang baik dan memahami kebutuhan desa serta masyaraktnya. Dan proses pembangunan harus dibantu pranpenting masyarakat supaya tumbuh iklim demokrasi. “Harapan kepada kades dilantik untuk bekerja sungguh sungguh sesui tupoksi. Kepala desa dengan BPD merupakan mitra kerja dan harus harmonis sekaligus bersin-

Bapaslon Perseorangan Over Dukungan LUBUKLINGGAU, PE - Komisi Pemilihan Umum (KPU) kota Lubuklinggau melaksanakan pleno surat dukungan bakal pasangan calon (Bapaslon) Perseorangan, H. Toyeb Rakembang dan Sofyan (TOS), kemarin (8/2). Ketua KPU Lubuklinggau, Efriadi Suhendri mengatakan bukti surat dukungan yang diserahkan bapaslon Perseorangan melebihi ambang batas minimal dari yang telah ditetapkan. Sebelumnya pada saat melengkapi berkas pendaftaran pada tahapan yang lalu, berkas dukungan Toyeb yang dinyatakan memenuhi syarat 14.442 masih kurang 1.028 dukungan untuk mencapai ambang batas minimal ketetapan. “Hari ini kamis (8/2) sesuai masa perbaikan yang diberikan, pihak TOS telah menyerahkan 7.000 dukungan untuk melengkapi kekurangan tersebut. Namun setelah di verifikasi faktual 3.259 yang dinyatakan memenuhi syarat dari 7.000 yang diserahkan, sedangkan yang dibutuhkan untuk menggenapkannya hanya 1.028. Itu artinya dukungan kepada kandidat perseorangan ini lebih sekitar 2.231 dukungan,” jelas Eef sapaan akrab

terkait,”kata Amri. Dirinya sangat menyayangkan mengapa Desa Sungai Jernih tidak ikut pemilihan kepala desa tahap 2 kemarin, padahal kepala desa terpilih dalam pemilihan kemarin pada hari ini dilantik. “Sangat menyayangkan kenapa desa Sungai Jernih ini tidak dimasukan pemilihan kades tahap dua kemarin, padahal kades terpilih kemarin sekarang sudah dilantik, padahal kemarin ada penambahan dua desa dan kita meyetujui. Dan sekarang tinggal satu tahapan lagi, di dalam UU no 6 itu maksimal tiga kali, tapi kalau bisa satu kali lebih baik untuk lebih efisiensi,” pungkasnya. IMR

Perjuangkan Honorer dengan Bukti Nyata

25 Kepala Desa Dilantik MUARA RUPIT,PE - Sekitar pukul 10.00WIB di Aula gedung Siti Rahma Kecamatan Rupit Kabupaten Muratara berlangsung pelantikan 25 kepala desa pada pemilihan kepala desa secara serentak gelombang ke dua dalam wilayah kabupaten Muratara. Acara dihadiri langsung oleh Bupati Muratara, M Syarif Hidayat, Efriansyah Ketua DPRD Muratara, Wakil Ketua 1 DPRD Muratara Hendri, Sekda H Abdullah Maktjik, Kadis PMD-P3A Muratara Firdaus, sejumlah SKPD, Camat dan masyarakat Muratara dengan jumlah yang hadir sekitar 400 orang. Bupati Muratara, M Syarif Hidayat melantik dan mengambil sumpah ke 25 kades terpilih dilanjutkan penandatanganan sumpah jabatan oleh 25 kades terpilih, serta penandatanganan pakta integritas sebagai kepala desa. Diwakili dengan kades Noman Baru Aima Amiruddin. Kades yang dilantik, Muhammad Kades Maur Lama, Heri Kades Batu Gajah Baru, Amir Kades Karang Anyar, Faisal Kades Beringin Jaya, Irwansyah Kades Embacang Baru, Gunardi Kades Jadi Mulya I, Aima Kades Noman Baru, Saharudin Kades Lubuk Mas, Abdul Wahid Kades Simpang Nibung, Rajib Akbar Kades Sungai Lanang, Rasit Haris Kades Teladas. Selain itu, Saidiyono Kades Pangkalan, Argani Kades Pulau Lebar, Sipirli Kades Mandi Angin, Sueif Kades Belani, Mahardian Kades Tanjung Raja, Jidi Kades Batu Kucing, Cung Wang Kades Beringin Sakti, Muhammad Ashari Kades Beringin Makmur I, Dumiyati Kades Bina Karya, Sundoyo Kades Kertasari, Ahmad Sukri Kades Kuto Tanjung, Yon Kelana Kades Muara Kuis, Juherman Kades Pauh I, Abdullah

kabulkan maka kami akan membubarkan BPD yang berada didesa kami. Karena kami hanya ingin orang yang kami pilih menjadi Pjs kades di Sungai Jernih,”ujarnya. Sementara, Anggota Dewan Komisi I Kabupaten Muratara, Amri Sudarsono mengatakan, sebagai anggota Dewan dirinya menerima apa yang disampaikan oleh masyarakat desa Sungai Jernih yang melakukan demo dan akan menampung apa yang menjadi tuntutannya. “Kalau masalah demo, sebagai wakil rakyat kita sangat respon dan menanggapi dan kita tampung aspirasi rakyat. Dan akan segera memanggil p i h a k- p i h a k

Ketua KPU. dan KPU maupun jajaran PanwaPersebaran data dukungan yang slu kota Lubuklinggau. diberikan meliputi kecamatan Ba“Berkat kerja keras dan kerjrat I, 454 dukungan. Barat II, 244 sama yg baik sehingga kami dari dukungan, Utara I, 317 dukungan, bapalson perseorangan dapat Utara II, 466 dukungan. Selatan I, lolos untuk jadi kontestan di pil629 dukungan, Selatan II, kada mendatang. Tak 486 dukungan. Tilupa juga saya menmur I, 266 dugucapkan rikungan dan buan terima “Hari ini kamis (8/2) sesuai masa kasih keTimur II, perbaikan yang diberikan, pihak pada pen397 dudukung kungan, TOS telah menyerahkan 7.000 dan warga dengan dukungan untuk melengkapi kota Lutotal 3.259 kekurangan tersebut.” buklinggau , surat dukungan. melalui KTP Eef menambahdan tanda tangan, kan hasil pleno hari dan ini tidak bisa diukur ini pasangan perseotermasuk materi,” ungkapnya. rangan TOS telah diIa pun sempat gemetar ketika nyatakan lengkap dan memenuhi mendegar hasil akhir tadi lolos dan syarat, tinggal lagi lanjut ke tahapan sah. “Ini merupakan momentum penetapan menjadi Pasangan Ca- kita bersama untuk melakukan lon (Paslon) yang diagendakan perubahan, sesuai visi yang kita pada 12 Februari mendatang. Se- usung “Linggau Bersatu” kami dangkan untuk pengundian nomor ingin memulai di kota Lubuklingurut pada 13 Februari. gau tidak ada lagi kotak-kotak Sementara itu bapaslon Per- suku etnis, siapapun orangnya seorangan TOS, Toyeb mengung- penduduk kota Lubuklinggau kita kapkan rasa syukur dan ucapan beri kesempatan yang baik menuterimakasih baik kepada penyel- ju Lubuklinggau yang sejahtera,” engara mulai dari tingkat PPS, PPK pungkasnya. NSR/AFA

ergi,” ucapnya. Orang nomor satu di Bumi Beselang Serundingan ini masih mengharapkan kepada kepala desa dalam penggunaan Dana desa harus dikelola secara efektif dan efesien sehingga sesuai dengan aturan yang berlaku. “Selamat atas pelantikannya dan selamat bekerja. Ciptakan kemajuan bersama,” pungkasnya. IMR

SILAHTURAHMI |

FOTO: AHMAD FATRIA/PALPRES

Walikota Lubuklinggau, HSN Prana Putra Sohe hadir dalam silahturahmi Forum Guru dan Tenaga Kependidikan (FGTK) Non PNS, Kamis (8/2).

Wisata Rekreasi Keluarga Segera Dibangun LUBUKLINGGAU, PE Pembangunan tempat rekreasi baru akan segera diwujudkan, ini masuk dalam program Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) yang digagas oleh Dinas PU. Meski Sebelumnya telah terdapat di taman olahraga Silampari di wilayah Kecamatan Lubuklinggau Timur I. Kali ini akan dibangun dan ditempatkan di wilayah Kelurahan Kayu Ara, Kecamatan Lubuklinggau Barat I, dekat dengan lokasi Danau

Cewot. Dan saat ini pihak Dinas Pekerjaan Umum (PU) Penataan Ruang Lubuklinggau tengah menyiapkan tapak untuk RPTRA. “Akan kita buat RPTRA, taman bermain. Lagi disiapkan seperti taman bermain anak ditaman silampari,” kata Kabid Cipta Karya (CK) Dinas PU Penataan Ruang Lubuklinggau, Ihwan. Rencananya tapak RPTRA dilokasi Danau Cewot disiapkan 30×15 meter. Dan ukurannya tidak jauh

beda dengan RPTRA di taman olahraga Silampari. Anggaran disiapkan dari APBD Rp1,4 miliar. “Kalau untuk sementara taman bermain, bertahap,” ungkapnya. Lebih lanjut, penempatan RPTRA didekat lokasi Danau Cewot sudah direncanakan. Dan penempatan RPTRA akan disebar diwilayah lain secara bertahap. Sehingga keberadaan RPTRA tidak menumpuk disatu wilayah. “Jadi merata, tidak menutup di satu tempat,” jelasnya. NSR/AFA


PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018

8

LAHAT

www. palpres.com

MUARA ENIM

PAGARALAM

PALI

SUMSEL

Semangat Baru & Terpercaya

Daya Beli Alat Pertanian Masih Sepi

SEPI | Penjualan alat-alat pertanian belum masih sepi pembeli karena petani menunggu perkembangan musim kopi tahun ini.

Bus Damri Sudah Layani 5 Trayek Baru PALI, PE - Sudah hampir satu minggu ini, Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) telah mengoperasikan 10 unit bus Damri yang melayani lima trayek perintia yang baru. Lima trayek perintis tersebut adalah Pendopo-Kota Baru, Pendopo-Ait Itam, PendopoModong, Pendopo-Tempirai dan PendopoPrambatan dengan tarif sangat terjangkau hanya Rp10 ribu per penumpang. Untuk waktu keberangkatan PendopoKota Baru berangkat pukul 12.30 WIB, kembali lagi ke Pendopo pukul 16.00 WIB. “Sementara dari arah sebaliknya, yakni Kota Baru-Pendopo berangkat jam 07.00 WIB, kembali ke Kota Baru jam 16.00 WIB,” jelas Kepala dishub Kabupaten PALI, Sunardin SH saat dibincangi, Kamis (8/2). Untuk rute yang lain, jelas Sunardin, jadwal keberangkatan dan jadwal kembali waktunya sama. Dari arah Pendopo masih pukul 12.30 WIB begitupun jadwal kembali pukul 16.00 WIB. “Kita berharap dengan adanya lima rute baru ini, masyarakat terbantu. Dengan tarif terjangkau dan bus Damri juga akan memberikan pelayanan maksimal kepada penumpang. Karena akan didampingi petugas Dishub yang bakal mengontrol perjalanan armada Damri,” jelasnya. Selain memberikan pelayanan maksimal kepada penumpang, terangnya, dengan adanya armada Damri dengan lima rute baru tersebut juga membantu warga menghemat biaya transportasi. “Biasanya kalau ke Pendopo, warga memakai kendaraan pribadi tentu membutuhkan biaya lebih. Kalau menggunakan sepeda motor, rawan perampokan dan beresiko tinggi. Tapi, berkat adanya Damri, permasalahan itu bisa teratasi dan warga bisa nyaman menikmati perjalanannya,” tandasnya. JOE

DLH Bangun Bank Sampah LAHAT, PE - Guna memberdayakan kalangan pemulung yang ada di sekitaran tempat pembuangan akhir (TPA) Lahat. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Lahat, kini sudah membangun bank sampah, disekitar TPA yang berlokasi di Desa Sukarami, Kecamatan Gumay Talang, Lahat. Kepala DLH Lahat, Ir H Misri MT, melalui Kabid Pengolahan Limbah B3, H Budi Utama mengatakan, tujuannya agar pemulung tidak lagi susah, menjual ke lapak yang jauh dari TPA itu. Selain itu, pihaknya juga memberikan edukasi kepada pemulung, agar dapat belajar menabung. “Kalau ada sisa uang tidak hangus, tapi masuk tabungan. Biasanya kalau di lapak luar, hasil jual pemulung sering hangus, alasannya tidak ada uang receh,” ujarnya, Kamis (8/2). Sementara itu, Devisi Humas bank sampah DLH Lahat, Eddy Surono ST MSi menerangkan, kategorinya sampah yang bernilai ekonomi, seperti plastik besi, kaleng, almunium, dan kardus. PTR

FOTO : EKO / PALPRES

PAGARALAM, PE - Menyambut musim panen kopi tiba, pedagang yang berjualan perlengkapan alat tani di kawasan Pasar Pagaralam, belum merasakan peningkatan pembeli. Ahmad Sukri (58) y, penjual perlengkapan alat tani di kawasan Pasar Pagaralam mengatakan, sebagian besar masyarakat Pagaralam adalah petani kopi, tetapi memasuki musim panen tiba daya beli masih sepi. “Biasanya awal tahun sudah banyak petani yang membeli perlengkapan alat tani, seperti parang dan arit. Tapi berbeda untuk tahun ini, sudah memasuki bulan Febuari pembeli semakin sepi, lantaran kopi yang akan dipanen kurang berbuah akibat perubahan cuaca yang tak menentu,” beber Ahmad Sukri Kamis (8/2). Puncak panen kopi biasanya setiap bulan April, untuk itu biasanya petani kopi di Pagaralam sudah banyak yang membeli parang, arit dan cangkul guna perlengkapan menunggu panen tiba. “Sejak 5 bulan terakhir pembeli sangat sepi, jadi kami lebih memilih menjajakan dagangan dengan berkeliling ke desa-desa, semua petani mengatakan hal yang sama, panen kopi tahun ini tidak seperti biasanya, lantaran cuaca yang tidak setabil,” katanya. Terpisah Misradi (53), petani kopi yang berkebun di Desa Jambat Balo Pagaralam mengatakan, tahun lalu saja buah kopi sudah berkurang di banding panen yang sudah-sudah, tapi tahun ini lebih parah lagi, berbuah saja untung-untung. “Nasib petani ya seperti ini bergantung dengan cuaca, kalau cuaca bagus, ya tanaman ikut bagus hasilnya, tapi kalau cuaca tak menentu, ya kopi yang kami tanam hidup saja sudah cukup,” tukasnya. KOE

Menutup Badan Jalan, Puluhan Petak Los Dibongkar

FOTO : FUADY / PALPRES

DIBONGKAR | Puluhan petak kios yang berada di Jalan M Akip tepat-

nya di depan KPUD Muara Enim dibongkar karena menutup badan jalan.

MUARA ENIM, PE - Sebanyak 30 petak los sementara yang dibangun Dinas Perindustrian dan Perdagangan Muara Enim, menggunakan badan Jalan M Akip depan kantor KPUD Muara Enim diperuntukkan bagi pedagang eks pasar Inpres yang terbakar, akhirnya dibongkar, Kamis (8/2). Pasalnya los pasar yang menggunakan kontruksi kayu tersebut sudah lama tidak ditempati para pedagang. Pembongkaran tersebut karena keberadaan petak menutup badan jalan, sehingga menyulitkan akses jalan menuju kantor KPUD Muara Enim. Pembongakaran petak los pasar tersebut diawasi lasung Ke-

pala UPTD Pasar Kota Muara Enim, Herman. “Petak los ini dibongkar karena tidak ditempati pedagang. Dari 30 petak los ini, Cuma 4 petak yang ditempati pedagang,” jelas Herman yang ditemui saat mengawasi pembongkaran petak los pasar tersebut. Menurutnya, ke empat pedagang yang selama ini menempati petak los tersebut telah dipindahkan ke petak los yang berada di bagian dalam. Bongkaran bangunan petak los pasar tersebut dibawa ke kantor Dinas Perindustrian dan Perdagangan. “Bongkaran bangunan petak los ini dibawa ke kantor dinas hendak dipakai lagi untuk mem-

buat gudang,” jelasnya. Pembongkaran petak los pasar tersebut, lanjutnya, guna membuka akses jalan menuju kantor KPUD Muara Enim yang selama ini sempat ditutup oleh petak los pasar. Sebelumnya, Ketua KPUD Muara Enim, Rohani SH, juga sempat mengajukan permohonan kepada Pemkab Muara Enim untuk membongkar petak los pasar tersebut karena tidak ditempati pedagang. Tujuannya untuk membuka akses jalan menuju kantor KPUD. Karena keberadaan petak los pasar tersebut telah mengganggu akses jalan menuju kantor KPUD. Terlebih menjelang pelaksanaan Pilkada seperti saat ini. AFU

Partai Garuda Lolos Verifikasi MUARA ENIM, PE - Partai Garuda Muara Enim, akhirnya lolos verifikasi faktual menjadi peserta Pemilu 2019 mendatang. Soalnya dari 15 Partai Politik (Parpol) yang terdaftar di KPUD Muara Enim, hasil verifikasi yang dilakukan lembaga Pemilu ini, semuanya dinyatakan Memenuhi Sarat. “Hasil verifikasi yang dilakukan, partai politik yang terdaftar di Muara Enim semuanya memenuhi sarat. Hasil ini akan dilaporkan ke KPUD Provinsi Sumsel dan selanjutnya di sampaikan ke KPU pusat,” jelas Komisioner divisi

hukum KPUD Muara Enim, Fahrizal Pahlevi. Penjelasan itu disampaikannya, pada rapat pleno rekapitulasi hasil verifikasi partai politik peserta Pemilu tahun 2019 berlangsung di ruang rapat KPUD Muara Enim, Kamis (8/2). Rapat itu dihadiri seluruh pengurus partai politik peserta Pemilu yang ada di Muara Enim. Pada rapat pleno tersebut, Ketua Panwaslu Muara Enim, Suprayitno, sempat mempertanyakan penjelasan komisioner KPUD yang menyatakan hasil verifikasi yang dilakukan partai garuda di-

nyatakan Memenuhi Sarat. Karena dia telah mendapat tembusan surat dari DPC Partai Garuda Muara Enim, yang intinya surat itu menyatakan tidak bertanggung jawab pada Sipol keanggotaan Partai Garuda. “Tadi dikatakan KPUD, partai Garuda memenuhi sarat, lalu bagaimana dengan status surat yang ditembuskan kepada Panwaslu ini dan kami yakin disampaikan juga kepada KPUD,” tanya Suprayitno. Menjawab pertanyaan itu, Fahlevi menjelaskan, bahwa verifikasi yang dilakukan KPUD

PDAM Ade Sumilar Bangun Bendungan Air Baku PAGARALAM, PE – Guna meningkatkan pelayanan distribusi air bersih, Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Ade Sumilarsaat ini tengah melakukan pengerjaan pembangunan Bendungan Air Baku. Pengerjaan sudah mulai menunjukkan progres yang baik dengan dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) digelontorkan senilai lebih kurang Rp4,2 miliar. Pe la ksa na ke g iat a n Pembangunan Bedungan Air Baku PDAM Ade Sumilar mengatakan, jika pelaksanaan pengerjaan Bendungan Air Baku PDAM, dikerjakan PT Dwi Ponggo bersumber dari dana APBNP senilai Rp4,2 M, telah berlangsung 11 bulan, tetapi ada tambahan waktu 3 bulan.

“Pertengahan bulan Februrari 2018 harus segera selesai, sehingga bisa cepat dilakukan serah terima pengerjaan,” ujarnya, Kamis (8/2). Mengenai panjang pipa dipasang, hingga sampai ke PDAM instalasi Dempo tengah KAP. 20 L/DET, kata Ade, mencapai lebih kurang 10 kilometer, yang terbuat dari pipa Galpanis dan HDP, termasuk juga tiang penyangga pipa menggunakan besi 4 inch, yang mampu bertahan hingga bertahun-tahun tahan korosi dan karat. Dengan keberadaan bendungan Air Baku dibangun ini, sambung Ade, dirinya berharap banyak bisa membantu masyarakat, dalam memenuhi kebutuhan air bersih di rumah. “Inshaa allah kebutuhan air bersih dapat

dinikmati masyarakat, terutama berada di daerah Kelurahan Pelang Kenidai, Kelurahan Karang Dalo dan Kelurahan Padang Temu,” harapnya. Refi Mustofa, warga Dusun Pelang Kenidai selaku penerima manfaat mengatakan, sangat bersyukur dan berterimakasih kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Pagaralam, terkhusus lagi PDAM baik itu Provinsi maupun Kota. “Atas nama mewakili masyarkat Dempo Tengah, mengucapkan terimakasih dan juga apresiasi yang sangat tinggi kepada Pemkot Pagaralam, dengan dibangunnya Bendungan Air Baku PDAM, tentu ini sangatlah memperhatikan kebutuhan air bersih masyarakat,” jelasnya. KOE

terhadap kepengurusan partai yang berada di Sipol. Dari hasil verifikasi tersebut, ternyata kepengurusan Partai Garuda yang berada di Sipol sudah berubah. Ketuanya, lanjutnya, bukan lagi Edison melainkan berganti dengan Zulkarnain dan sudah sesuai dengan SK perubahan kedua kepengurusan Partai Garuda. “Inilah dasar kami menetapkan Partai Garuda memenuhi sarat,” jelasnya. Sementara itu, Sekretaris DPC PDI-P Muara Enim, Indra Gani, juga sempat melontarkan kepada

komisioner KPUD, bahwa kepengurusan partai keterwakilan perempuan minimal 30 persen. Namun dari hasil verifikasi tersebut, keterwakilan perempuan dalam kepengurusan partai itu, ada yang nol persen, namun partai tersebut dinyatakan memenuhi sarat. Fahlevi menegaskan, sesuai dengan ketentuan PKPU, bahwa keterwakilan 30 persen kepengurusan partai diwajibkan untuk kepengurusan pusat. Sedangkan kepengurusan tingkat daerah tidak diwajibkan, sifatnya hanya himbauan. AFU

Tahun Ini Terapkan Transaksi Nontunai PAGARALAM, PE – Penerapan transaksi keuangan nontunai akan diberlakukan Pemerintah Kota Pagaralam tahun ini. Hal it ditegaskan Sekretaris Daerah Kota Pagaralam, H Safrudin saat sosialisasi oleh Badan Keuangan Daerah (BKD) kepada Kepala Sub Bagian (Kasubag) dan bendahara keuangan di lingkungan pemkot Pagaralam, di ruang rapat Besemah I Pemkot Pagaralam, Kamis (8/2). Safrudin mengatakan, transaksi nontunai dilakukan untuk mempermudah segala kegiatan. Di samping itu agar membuat pertanggungjawaban dalam penggunaan anggaran menjadi lebih terkendali. “Sosialisasi ini harus ditindaklanjuti dan kita harapkan dapat mulai diterapkan,” katanya. Sementara itu,Plt Kepala Ba-

dan Keuangan (BKD) Kota Pagaralam, Iwan Mike Wijaya mengatakan, secara keseluruhan untuk dana transaksi, jika ini dilakukan langsung akan mengalami perubahan. “Artinya jika ini berhasil maka Pagaralam bisa lebih mengerem pengeluaran dengan melihat hasil evaluasi per triwulan,” jelasnya. Salah seorang bendahara pengeluaran di OPD mengatakan, sistem nontunai bisa dilakukan untuk lebih mengefisienkan pengeluaran. Selain itu bendahara juga tidal was-was lagi membawa uang tunai dalam jumlah besar. “Alalagi jika kita bawa dari jarak agak jauh seperti dari kantor ke bank, walaupun ditemani tetap saja rasa was-was itu ada,” tukasnya. KOE


MODUS KRIMINAL

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

TELEPON PENTING

Polda Sumsel

:

Polresta Sms Online Polresta SPK Polresta Polsek IB I Polsek IB II Polsek IT I Polsek IT II Polsek SU I Polsek SU II

: : : : : : : : :

(0711) 360404/ (0711) 310264 (0711) 513334, 081368677888 (0711) 510455 (0711) 353014 (0711) 352973 (0711) 351607 (0711) 713344 (0711) 510128 (0711) 510096

Polsek S Gerong

:

Polsek Sako Polsek Gandus Polsek Sukarami Polsek Kemuning KPPP Boombaru Pos Laka Pakjo Kodim 0418 Denpom 2/4

: : : : : : : :

(0711) 596333/ (0711) 598144/ (0711) 598145 (0711) 820062 (0711) 7365855 (0711) 411585 (0711) 7300930 (0711) 712386 (0711) 7920902 (0711) 351637 (0711) 351843/

LBH Palembang E-mail Posbakum Ikadin Palembang

(0711) 374836 : 0711 356153 : lbhplg@yahoo.com

: 0811711830/ (0711) 7081830/ 08197830830 Pemadam Kebakaran : (0711) 312011 PDAM (Call Centre) : (0711) 355222 PLN : (0711) 356911 (0711) 358355 RSMH Palembang\

(Sentral) RS Charitas RSI Siti Khadijah RS AK Gani RS Muhammadiyah RS Myria RS Ernaldi Bahar Informasi Telepon Layanan Telegram SLI Pengakuran Jam

: : : : : : : : : : :

(0711) 354088 (0711) 350827 (0711) 311884 (0711) 354691 (0711) 513144 (0711) 411610 (0711) 410354 108 165 100 103

9

Gangguan Telepon Ambulance Bandara SMB II Informasi SMB II Vip Room SMB II Lanud STA Kertapati

: : : : : : :

ULPK BBPOM Plg Perusahaan Gas Negara

:

117 118 (0711) 411778 (0711) 413695 (0711) 410159 (0711) 410376 (0711) 515555/ (0711) 510201 (0711) 371463

:

(0711) 717950

Pabrik Miras Ilegal Dibongkar Polisi BANYUASIN, PE - Pabrik minuman keras (miras) ilegal yang ada di Jalan Tanah Mas No 21 RT 05 RW 02 Kelapa Kelurahan Tanah Mas Kecamatan Talang Kelapa Banyuasin dibongkar oleh polisi. Penggerebekan miras illegal sendiri dipantau langsung Kapolda Sumsel Irjen Pol Drs Zulkarnain. Dalam pengerebekan tersebut, anggota polisi menemukan 40 karung botol kosong, 2500 tutup botol dan label merk mansion house whisky, 1500 tutup botol dan label merk mansion hosuse vodka,

mesin dan bahan pembuat miras oplosan tersebut. Kapolda Zulkarnain menjelaskan dalam pengerebakan itu setidaknya ada empat tersangka yang berhasil ditangkap dan berikut barang bukti berupa mesin dan bahan pembuatan minuman keras oplosan yang disita dari pabrik. “Para tersangka membuat minuman keras yang dioplos dari berbagai bahan, seperti alkohol, air, pewarna, dan bahan lainnya,” ujar Kapolda Sumsel Irjen Pol Drs Zulkarnain, saat press rilis, Kamis (8/2). Bersambung Ke HAL 11

KETERANGAN PERS | Kapolda Sumsel Irjen Pol Drs Zulkarnain FOTO: BUDI/PALPRES

Pemain Judi Dadu Kuncang Diterkam Srigala INDRALAYA, PE - Tim Srigala Unit Pidum, Sat Reskrim Polres Ogan Ilir (OI) berhasil mengungkap kasus perjudian jenis Dadu Kuncang di Desa Talang Aur, Kecamatan Indralaya, Kabupaten OI. Petugas berhasil mengamankan lima orang pemain dan bandar judi dadu kuncang tersebut.

Penangkapan kelima tersangka itu dilakukan pada Rabu (07/02), masing-masing Samsul (44), Yusdi (25) dan Edi Samudra (29), ketiganya warga Desa Talang Aur, Kecamatan Indralaya , Kabupaten Ogan Ilir, kemudian tersangka Nazirin (54) dan Zainal Arifin (45) keduanya warga Desa Tunas Aur, Kecamatan Indralaya, Kabu-

paten OI. Kapolres Ogan Ilir, AKBP Gazali Ahmad, SIK, MH melalui Kasubag humas AKP A Zainalsyah mengatakan, penangkapan ini merupakan informasi dari warga yang mengatakan ada kegiatan judi Dadu Kuncang di Desa Talang Aur, Kecamatan Indralaya. Bersambung Ke HAL 11

memberikan keterangan pers setelah melakukan penggerebekan pabrik miras illegal di Jalan Tanah Mas No 21 RT 05 RW 02 Kelapa Kelurahan Tanah Mas Kecamatan Talang Kelapa Banyuasin.

Tangan Sopir Putus Ditebas Perampok MUARA ENIM, PE - Seorang sopir truk batubara harus merelakan tangan kirinya putus ditebas perampok karena melawan saat kendaraannya dirampok oleh tiga orang pelaku. Aksi perampokan itu terjadi saat korban bernama Bahagyo, warga Desa Tanjung Jambu, Kecamatan Merapi, Lahat melintas di Jalan Servo Km 5, Desa Tanding Marga, Kecamatan Sungai Rotan, Muara Enim, Senin (7/2) sekitar pukul 15.45 WIB. Korban telah dirampok oleh 3 orang pelaku menggunakan senjata tajam jenis pisau dan parang. Pada kejadian itu se-

DIRAWAT

Sopir truk batubara Bahagyo mendapatkan perawatan medis lantaran sudah menjadi korban perampokan. Dalam kejadian ini, tangan kiri korban putus setelah ditebas oleh perampok. FOTO: FUAD/PALPRES

lain tangan kiri putus, korban juga mengalami luka bacok di bagian punggung dan paha. Sementara satu dari tiga pelaku perampokan itu berhasil dibekuk petugas Polsek

Sungai Rotan. Pelaku diketahui bernama Dodi (25), warga Desa Tanding Marga, Kecamatan Sungai Rotan, Muara Enim. Pelaku berhasil ditangkap

petugas Rabu (7/2) di rumahnya. Kini pelaku bersama barang buktinya telah diamankan di Mapolsek Sungai Rotan. Bersambung Ke HAL 11

Pipa Besi ConocoPhillips Dicuri SEKAYU, PE - Jajaran Satreskrim Polsek Batang Hari Leko berhasil membekuk tiga pelaku spesialis pencuri pipa besi milik perusahaan PT ConocoPhillips yakni Arison

(43) Syamsul (42) warga Dusun IV Desa Pangkalan Bulian Kecamatan Batang Hari Leko serta Danu Bintoro (28) warga Desa Simpang Bayat Kecamatan Bayung Lencir, Rabu

FOTO: FIRDAUS/PALPRES

DIAMANKAN | Ketiga pelaku spesialis pencuri pipa besi

perusahaan diamankan di Mapolsek Batang Hari Leko beserta barang bukti.

(7/2) sekitar pukul 23.00 WIB. Kapolres Musi Banyuasin (Muba) AKBP Rahmat Hakim S.Ik melalui Kapolsek Batang Hari Leko, AKP H Arifin mengatakan, penangkapan ketiganya berkat ada laporan tindak pidana pencurian yang terjadi di Junk Yard well 4 Dayung Desa Pangkalan Bulian oleh pihak perusahaan. “Dari sanalah dengan l LP / B - 09 / II / 2018 / Reskrim / Sek BHL 30 Januari lalu. Pihaknya melakukan pengejaran,” kata Arifin, kemarin (8/2). Alhasil, dari hasil pengejaran, pada Rabu (7/2) sekitar pukul 23.00 WIB, anggota yang dipimpin langsung Kanit Reskrim berhasil menangkap salah satu penadah, dari pengembangan didapatkan lagi dua pelaku lainnya.

“Kita pertama menangkap Danu, lalu dikembangkan dari pengakuan tersangka Danu, diajak oleh warga Desa Pangkalan Bulian untuk mencuri. Dan kita berhasil membekuk kedua pelaku lainnya, dikediaman masing-masing yang tidak jauh jaraknya,” bebernya. Lanjutnya, dari ketiga pelaku diamankan barang bukti curian berupa 5 buah Valve stainles dgn berat lebih kurang 700 kg, 5 buah Besi cubing dgn panjang lebih kurang 1,5 meter dgn berat 300 kg dan Kendaraan roda 4 merk mitsubishi L300. “Ketiga pelaku beserta barang hasil curian sudah diamankan di Mapolsek untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya,” pungkasnya. SAF


PALEMBANG EKSPRES

JUMAT 9 FEBRUARI 2018

Foto bersama

10

FOTO-FOTO HUMAS PEMKOT PRABUMULIH FOR PALPRES

Walikota Ir Ridho Yahya MM Resmikan Mall Pertama di Prabumulih PRABUMULIH. PE- Walikota Ir H menyusul, setelah pengerjaan konRidho Yahya MM, Kamis (8/2) pagi struksi interior di dalamnya selesai dan lainnya. meresmikan pusat perbelanjaan moWalikota Prabumulih, Ir H Ridho dern pertama dan terbesar di Kota Prabumulih, Citimall. Yahya MM dalam kesemAcara Soft Opening pun berlangspatan itu mengatakan ung ramai dan lancar. Dimulai sebagai Walikota dari jamuan sekapur sirih, samPrabumulih, dirinya butan dari pihak pengelola mall terus berusaha sekuat tenaga dan Walikota, penampilan dari Rara (LIDA) Liga Dangdut Indobagaimana Pranesia asal Prabumulih, hingga bumulih bisa tampeninjauan tenant-tenant mulai pil maju dengan lantai satu dan lantai dua. programnya. “Berbicara CiTentu ada banyak tenant yang dihadirkan di Citimall, yang timall, Prabumulih terletak di Jalan Lingkar, hanya tinggal menunggu Kota Prabumulih waktunya tersebut. Mulai dari Optik Melasaja dan wai, California Citimall Fried Chicken bisa (CFC), Lubna, maHis Store, Kulina Kitchen dan sebuah pusat gadget dan IT, T h e Box. Dalam beberapa bulan kedepan, warga Prabumulih juga akan memiliki area hiburan anak-anak Happy Time, dan bioskop modern Cinemaxx yang keduanya berada di lantai dua. Matahari DeparIr H Ridho Yahya MM temen Store akan segera WALIKOTA PRABUMULIH

Walikota Prabumulih, Ir H Ridho Yahya MM melakukan potong tumpeng bersama Managemen Citimall.

Pejabat Pemkot Prabumulih dan tamu undangan menghadiri soft opening Citimall j u sepanjang seluruh k e butuhan masyarakat bisa difasilitasi Citimall,” katanya. Prabumulih memang kecil, tapi masyarakatnya sangat banyak. “Kota Prabumulih adalah kota perlintasan dan memang terletak di tengahtengah. Dan saya yakin Citimall akan maju dan akan diminati masyarakat,” tambahnya lagi. Kendati demikian, Ridho menegaskan memang Citimall ini baru soft opening dan belum semuanya

Ketua TP PKK Kota Prabumulih Hj Ngesti Rahayu bersama Teges Prita Soraya, Associate Director Marketing and Communication PT Nirvana, Wastu Pratama.

Walikota Ir H Ridho Yahya ketika menerima plakat dari Managemen Citimall

dibuka. Salah-satu keringanan yang diberikan Pemkot, yakni mendirikan bangunan dan mengurus izin sambil berjalan. “Saya akan berikan kemudahan kepada investor dengan membangun sambil izin berjalan, dan tidak ada hambatan sama sekali,” akunya. “Kehadiran Citimall Prabumulih akan berkontribusi besar pada perekonomian kota ini,” tambah Teges Prita Soraya, Associate director marketing and communica-

tion PT Nirvana Wastu Pratama selaku perusahaan induk pengelola Citimall Prabumulih. Pusat perbelanjaan yang menempati area seluas 21.416 m2 itu pun memiliki total luasan ritel yang disewakan sebesar 16.764 m2, dengan beberapa tenant yang ada. “Di Citimall Prabumulih kami juga memfasilitasi pengusaha lokal untuk bisa berjualan di dalam gerai yang modern yang telah kami bangun lengkap dengan semua fasilitasnya,”

imbuhnya sehingga mereka tinggal membawa produk dagangannya dan langsung berjualan. Beberapa mall yang dibangun Citimall Prabumulih antara lain Lubna, His Store, The box dan Kulina Kitchen, dimana keempatnya mengusung konsep gerai dalam gerai. Di gerai Lubna lantai dasar pengusaha lokal yang menjual baju dan aksesoris perempuan dapat bersanding dengan merek selebriti nasional, seperti Zaskia Mecca. Di gerai His Store yang ada di lantai dua pengunjung dapat menemukan berbagai merk nasional, antara lain Goodlife Studio milik bintang sinetron Ricky Harun, Kalibre dan Salt and Pepper. Berbagai ragam kuliner Nusantara dan Internasional juga tersedia digerai Kulina Kitchen antara lain Coffe and Me, Kayla Steak, Bakso Pandean dan O Chicken. Sedangkan The Box yang berada di lantai dua menjadi wahana bagi para pengusaha gerai ponsel dan gadget, untuk dapat melayani pelanggannya di area modern yang di desain dengan baik. Selama periode pembukaan, Citimall Prabumulih menghadirkan bazaar dari berbagai tenant nasional dan lokal, serta dari usaha kecil menengah yang menghadirkan berbagai kerajinan dan produk unggulan khas Prabumulih. Pihaknya pun optimis kehadiran Citimall selain menjadi destinasi dan wadah baru bagi warga untuk berbelanja, bersantap dan berekreasi. Citimall Prabumulih juga akan menyumbang porsi yang cukup besar bagi pertumbuhan ekonomi, dan dapat memicu kreatifitas pengusaha fashion dan kuliner lokal untuk dapat meningkatkan kualitas produk-produk andalannya. RAY/ADV


SAMBUNGAN

PALEMBANG EKSPRES

JUMAT, 9 FEBRUARI 2018 www. palpres.com

Semangat Baru & Terpercaya

Duel Penggawa Muda PALEMBANG, PE - Sriwijaya FC akan menghadapi Bali United di semifinal leg pertama Piala Presiden, di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Ahad (11/2). Bertindak sebagai tuan rumah, SFC sudah pasti mengusung hasil sempurna. Tampil di depan pendukung sendiri, punggawa Laskar Wong Kito akan mengerahkan kemampuan terbaiknya. Pelatih Rahmad Darmawan, untuk saat ini tidak bisa membaca taktik dan strategi Bali United, karena tim berjuluk Serdadu Tridatu itu belum diketahui bakal menurunkan tim pelapis atau justru tim inti. Hal

itu menyusul Bali United harus menghadapi Yangon FC di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Selasa (13/2). Sementara di semifinal Piala Presiden, Bali United harus melakoni laga away, Ahad (11/2) dan menjamu SFC, Rabu (14/2). Tapi, melihat perjalanan Bali United di babak penyisihan, satu pemain di lini tengah Hanis Saghara kerap turun. Meski masih sangat muda, ia menjadi ancaman serius bagi lawan. Hanif punya skill dan kecepatan. Berposisi sebagai second striker, dia bakal jadi ancaman bagi gawang Teja Paku Alam. Tapi yang menariknya, Hanif bakal berduel dengan

rekannya di Timnas U-19 Syahrian Abimanyu. Abi cukup paham gaya permainan dari Hanif. “Saya tahu Hanif, dia pemain muda yang punya kemampuan. Saya siap menghadapi dia kalau dipercaya turun,” ucap Abimanyu, Kamis (8/2). Tergabung dalam Timnas U-19 di bawah kepelatihan Coach Indra Sjafri, Abimanyu mengaku cukup kenal cara ia bermain. Bersama Bali United, Hanif pun belakang tengah naik daun. Ia jadi andalan di Piala Presiden. Bermain di posisi second striker, dia menjadi ancaman yang harus dapat dihentikan. JAN

Mulai Pasang .........................................................DARI HALAMAN 1 “Untuk railing saat ini memang sudah mulai dipasang, dan akan dipasang di sepanjang trase,” ungkap Rudianto. Diakui Rudianto, penambahan railing ini memang telah dianggarkan dalam anggaran pembangunan LRT Palembang. Untuk pemasangan

railing sendiri dilakukan setelah pengerjaan slab track dilakukan. “Railing yang kita gunakan menggunakan bahan metal dan akan dipasang di kedua sisi jalur,” ulas dia. Sementara itu, untuk pengerjaan stasiun di zona 1 yakni stasiun bandara saat ini juga terus

berjalan. “Untuk stasiun bandara sudah 88 persen, di mana sudah diselesaikan pengerjaan atap membran dan dinding stasiun. Sementara yang saat ini masih dalam proses pengerjaan yaitu pengerjaan fasade atau kulit luar, plafond dan lantai stasiun,” tandasnya. BET

Harnojoyo Ajak ................................................DARI HALAMAN 1 Walikota Palembang, H Harnojoyo mengatakan, peran pemuda sangat penting untuk mempertahankan kota Palembang tetap aman dan kondusif. Sehingga pelaksanaan pembangunan dapat berjalan dengan aman. “Pemuda adalah pilar penting kemajuan suatu negara. Karena, banyak ide dan pemikiran pemuda dibutuhkan untuk mendukung program pemerintah dalam mensejahterakan rakyat,” ujarnya usai menghadiri sosialisasi di Kecamatan Ilir Timur (IT) II di Hotel Peninsula Palembang, Kamis (8/2). Harno berharap, pemuda Palembang dapat mengambil peranan yang sama, da-

lam memajukan kotanya. Apalagi saat ini merupakan momentum sekali dalam seumur hidup, untuk mensukseskan perhelatan akbar Asian Games. “Sukses kegiatannya, sukses prestasinya dan sukses dalam mensejahterakan Kota Palembang. Semua ini tidak akan bisa dilakukan sendiri tanpa peran pemuda,” katanya. Sementara itu, Camat IT II, Syahiruligama menyampaikan, kegiatan “Peningkatan Peranan Pemuda Dalam Pembangunan Kota Palembang” yang dilaksanakan hari ini merupakan kegiatan pembinaan rutin yang dilaksanakan pihaknya.

“Melalui acara ini, kami mengajak pemuda untuk ikut dalam setiap program yang dilaksanakan Pemkot Palembang. Di mana, pemuda diberikan peran untuk pembangunan Kota Palembang agar lebih baik lagi,” jelasnya. Syahirul menjelaskan, kegiatan yang dilaksanakan hari ini, diikuti oleh sekitar 400-an orang pemuda dari empat kelurahan di Kecamatan IT II. Pemuda akan mendapatkan materi dari narasumber, terkait dengan berbagai macam program pembangunan Kota Palembang, dengan melibatkan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait. AFU

Tragis, Honorer .................................................DARI HALAMAN 1 Seorang pegawai honorer Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Palembang, Adi Saputra (24) harus meregang nyawa usai menjadi korban tabrak lari truk muatan koral saat melintas di kawasan jalan Soekarno-Hatta Palembang, tepatnya depan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Kecamatan Sukarami, Kamis (8/2) pagi. Warga Jalan Sultan Muhammad Mansyur, Kelurahan 32 Ilir, Kecamatan Ilir Barat (IB) II ini tewas di tempat kejadian perkara (TKP) dengan luka parah di bagian kepala. Kepala Dishub Kota Palembang, Kurniawan membenarkan kalau Adi Saputra adalah anak buahnya yang mengalami kecelakaan di Jalan Soekarno-Hatta. Korban Adi Saputra berboncengan dengan temannya, Hebot saat pulang menuju kantor Dishub Kota Palembang dari Balai Pengujian Keur. “Adi Saputra dikabarkan meninggal dunia sedangkan Hebot temannya selamat karena ditabrak truk,” terang Kurniawan ditemui di kamar jenazah Rumah Sakit dr Mohammad Hoesin (RSMH) Palembang.

Dia menambahkan, korban sendiri sudah dua tahun belakangan menjadi pegawai honorer Dishub kota Palembang kepribadiannya sehari hari dikenal baik dan tidak pernah ada masalah baik saat bekerja maupun dalam pergaulan sesama teman. “Untuk selanjutnya jenazah almarhum akan dibawa menuju kampung halamannya di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur, sedangkan Hebot temannya sudah dimintai keterangannya oleh Satlantas Polresta Palembang selanjutnya untuk membuat laporan polisi,” tukasnya. Selang beberapa jam, seorang pelajar SMA Swasta, Dewi (17) harus meregang nyawa di Jalan Abi Kusno Kertapati, tepatnya di area pinggiran jalan pemakaman umum Simpang Sungki. Siswi kelas IX ini tewas dengan kondisi kepala pecah setelah dilindas truk fuso bermuatan material bangunan proyek, kemudian dia dievakuasi ke kamar jenazah RSUD Bari Palembang. Musibah naas itu bermula saat korban pulang sekolah. Di tengah perjalanan menuju

rumah, korban gugup tidak bisa menguasai sepeda motor matik nopol BG 4164 AAG yang ditungganginya. Spontan korban terjatuh persis di bawah ban mobil fuso. Sang pengemudi fuso, tanpa sadar melindas gadis manis tersebut. “Sopirnya lari meninggalkan, truknya pak. Korbannya pelajar, kepalanya pecah,” tutur Pani yang menyaksikan kejadian naas tersebut depan matanya. Sementara, bibi korban, Yani (35) tampak shok melihat kondisi keponakannya yang tewas mengenaskan di TKP. “Saya tidak tahu persis kejadiannya seperti apa. Saya diberi tahu keponakan saya yang lain, kalau korban mengalami kecelakaan. Saya langsung kesini,” kata warga Jalan Remco Laut, Simpang Sungki Kertapati ini gugup. Kasat Lantas Polresta Palembang, Kompol Yudha Widyatama Nugraha SIk SH MHum didampingi Kanit Lakalantas, Iptu Merry membenarkan adanya kecelakaan tersebut. “Anggota kita sedang berada di lokasi untuk melakukan olah TKP. Selanjutnya, kami akan lengkapi berkasnya,” ujarnya. JAN

Tangan Sopir .........................................................DARI HALAMAN 9 Sedangkan dua pelaku lainnya masih dalam pengejaran petugas dan ditetapkan sebagai DPO. Kejadian itu bermula dari pada Senin (5/2) sekitar pukul 15.45 WIB, korban mengendarai mobilnya sendirian melalui jalan khusus batubara PT Servo baru saja membongkar batubara di pelabuhan. Ketika dia berjalan menuju pulang pada saat sampai di KM 5, Desa Tanding Marga, Kecamatan Sungai Rotan, disetop 3 orang laki laki yang membawa pisau dan parang. Saat itu korban menghentikan laju kendaraannya. Dia mengira ketiga lelaki itu hendak menumpang mobilnya karena baru pulang dari kebun. Lalu ke 3 lelaki yang merupakan pelaku perampokan itu naik ke dalam

mobil korban. Sewaktu korban hendak menjalankan mobilnya, tiba tiba tersangka Dodi (25) langsung mengeluarkan pisau dan menodongkannya tepat ke bagian leher korban. Ketika menodongkan pisau itu, tersangka sambil mengeluarkan kata kata minta korban menyerahkan uangnya. Kemudian dua pelaku lainnya mengarahkan parang ke bagian kepala dan memukul wajah korban, sambil berkata agar korban cepat mengeluarkan uangnya. Karena ketakutan, akhirnya korban mengeluarkan uangnya sebesar Rp 110 ribu dari kantong celananya. Ketika korban hendak turun mobil, tersangka Dodi meraba kantong celana korban dan mengambil telepon genggam. Saat itu antara kor-

ban dan tersangka sempat terjadi tarik menarik. Kemudian korban melukai pelaku lalu melarikan diri. Korban sempat melanjutkan perjalanannya dengan jarak 800 meter dan menghentikan mobilnya saat bertemu dengan saksi Mus. Korban sempat bertanya kepada saksi apakah tahu dengan ketiga pelaku. Namun saksi mengaku tidak mengetahuinya. Lantas korban menghubungi pihak perusahaan. Tak lama kemudian beberapa petugas PAM perusahaan dari Polri dan TNI tiba di lokasi kejadian dan membawa korban. Kejadian itu dilaporkan korban ke Polsek Sungai Rotan. Atas laporan tersebut petugas melakukan penyelidikan hingga akhirnya berhasil membekuk tersangka. AFU

Pemain Judi .............................................................DARI HALAMAN 9 Berbekal informasi tersebut, Kasat Reskrim Polres Ogan Ilir IPTU Sondi Fraguna, SH didampingi Kanit Pidum IPDA Rachmat Dja-

katara, bersama Team Serigala Polres OI bergerak cepat mendatangi lokasi. “Saat itu pelajku sedang bermain judi dadu, lansung

kita lakukan penyergapan dan berhasil mengamankan kelima tersangka tersebut tanpa melakukan perlawanan,” terangnya, Kamis (08/02). VIV

11

Alex Undang LVRI Sumsel Jajal LRT Sosialisasi Asian Games 2018 PALEMBANG, PE - Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), H Alex Noerdin memaparkan progres persiapan penyelenggaraan Asian Games XVIII tahun 2018 di hadapan Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) Provinsi Sumsel pada peringatan hari ulang tahun LVRI ke-61 tahun 2018 di Griya Agung Palembang, Kamis (8/2). Menurut Alex, penyelenggaraan Asian Games di Palembang patut menjadi kebanggaan bagi masyarakat Sumsel karena dengan event internasional itu, Sumsel berhasil menyerap dana pembangunan infrastruktur besar-besaran total mencapai Rp68 triliun. “Sebenarnya banyak kebanggaan yang dapat ditampilkan, salah satunya tentang LRT. Setelah diresmikan nanti saya mengundang seluruh anggota Legiun Veteran di Sumatera Selatan menaiki LRT pertama di Indonesia ini,” ajak Alex kepada seluruh Legiun Veteran yang hadir. Alex menambahkan, sebagai keturunan pejuang dirinya sangat mengapresiasi berbagai kegiatan pelatihan dan sosialisasi dalam rangka melestarikan Jiwa Semangat Nasionalisme 1945 (JSN 45)

FOTO HUMAS PEMPROV SUMSEL FOR PALPRES

TUMPENG | Gubernur Sumsel, H Alex Noerdin melakukan pemotongan tumpeng bersama Ketua

DPD dan DPC Legiun Veteran pada peringatan HUT LVRI ke-61 di Griya Agung, Kamis (8/2).

yang telah dilakukan LVRI Sumsel. Menurut dia, pembangunan besar-besaran di Sumsel saat inilah yang menjadi salah satu bentuk dari JSN 45 tersebut. “Dulu saya ketua Pemuda Panca Marga Sumsel, dan pernah juga Sekretaris Pemuda Panca Marga pusat, dan sekarang saya sudah bisa menjadi anggota veteran juga,” terangnya. Ketua DPD LVRI Provinsi Sumsel, Robert Siagian mengatakan, peringatan HUT LVRI dengan tema “Veteran Bersama Pemerintah dan Masyarakat Bertekad Melestarikan Jiwa, Semangat dan nilai-nilai Nasionalisme 1945 (JSN 45)” merupakan pe-

ringatan yang spesial karena dihadiri 12 dari 13 DPC LVRI se-Sumsel di luar Kota Palembang. “HUT LVRI sebenarnya jatuh pada 8 Januari lalu, baru bisa dilaksanakan peringatannya hari ini,” ungkap dia. Robert sedikit mengurai sejarah singkat tentang Legiun Veteran, serta berbagai program kegiatan yang telah dilaksanakan diantaranya telah melakukan pelatihan JSN’ 45 belum lama ini di Asrama Haji Palembang, kemudian berbagai kegiatan lainnya seperti sosialisasi jiwa semangat 45 di Kabupaten/Kota seSumsel berkat dukungan penuh dari Gubernur Sumsel Alex Noerdin.

“Kita Legiun Veteran sangat mengapresiasi kepedulian Gubernur Alex Noerdin yang begitu besar kepada Legiun Veteran,” ujarnya. Pada peringatan HUT LVRI yang dihadiri Pangdam II Sriwijaya Mayjen TNI Anto Mukti Putranto dan Kapolda Sumsel Irjen Pol Zulkarnain Adinegara, digelar pentas drama dengan tema lanjutkan pembangunan Sumatera Selatan Gemilang yang dipentaskan oleh para siswasiswi SMA Negeri Sumsel. Kemudian, dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng oleh Gubernur Alex Noerdin bersama Ketua DPD dan DPC Legiun Veteran yang hadir. BET/RIL

Pembangunan Lancar .............................................................................DARI HALAMAN 1 “Jadi, bahasa Inggris itu sangat penting harus bisa dipahami dan dikuasai terlebih oleh seorang Gubernur. Pembangunan di Sumsel ini bisa berkembang karena Gubernur saat ini bisa menguasai bahasa Inggris sehingga banyak menggaet investor dari luar untuk berinvestasi di Sumsel,” ungkap Dodi

dalam lawatannya di salah satu Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) di Kota Palembang belum lama ini. Suami Hj Thia Yufada ini menambahkan, kriteria seorang Gubernur tentu harus mempunyai hubungan yang banyak dengan investor dari luar Indonesia. “Ya, kalau

tidak bisa bahasa Inggris nanti bagaimana seorang kepala daerah bisa memamerkan potensi yang dimiliki,” singgung pria yang menguasai tiga bahasa yakni Prancis, Inggris, dan Jerman. Dia mengimbuhkan, pendidikan bahasa Inggris memang harus diterapkan sejak

usia dini supaya generasi bangsa Indonesia memiliki kemampuan komunikasi yang baik dengan negara lain. “Penggunaan bahasa Indonesia tetap jadi prioritas dan penguasaan bahasa Inggris harus dipelajari,” tutup alumni Universite Libre de Bruxelles -Belgia tersebut. SAF/RIL

ABU Tours Ingkar .............................................................................................DARI HALAMAN 1 kepada para jamaah yang merasa dirugikan untuk melapor ke pihak kepolisian. Kemenag Sumsel juga kata dia, siap melakukan pendampingan dan posko layanan terkait ABU Tours. “Kemaren Kanwil Kemenag juga didatangi para pengacara Sumsel yang siap mendampingi jamaah atas kasus ABU tours ini. Di samping itu, sebagai langkah selanjutnya, Tim dari Kanwil Kemenag Sumsel insyaa Allah akan mendatangi kantor ABU Tours dan terus akan meperjuangkan jamaah agar tetap berangkat beribadah umroh ke Tanah Suci,” tukas Saefudin. Terpisah, Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumsel, Irjen Pol Zulkarnain Adinegara mengatakan, pihaknya segera menyiapkan posko pengaduan dan pelaporan khusus bagi para jemaah yang merasa ditelantarkan oleh pihak biro perjalanan, terutama kasus ABU Tours yang saat ini tengah memanas. “Memang saat ini di Polda Sumsel ataupun wilayah di dalamnya belum ada yang melapor ataupun memberikan pengaduan. Tapi kita akan segera buka posko pengaduan jika memang nantinya diprediksi jumlah jemaah yang merasa dirugikan cukup banyak,” ujar Zulkarnain. Sementara ini, pihaknya bersama Polres lain yang ada di Sumsel mempersilahkan apabila ada jemaah yang ingin mengadukan terkait hal ini kepada kepolisian. Jika ada

laporan, tentunya akan segera ditanggapi dan ditindaklanjuti. “Kami sarankan mereka untuk segera melapor ke kepolisian terdekat. Walau sampai saat ini belum ada, kami masih terbuka lebar jika ada yang dirugikan baik oleh ABU Tours atau biro perjalanan umroh lain,” kata Zulkarnain. Diberitakan sebelumnya, Senin (5/2), Kanwil Kemenag Provinsi Sumsel telah memanggil pihak penyelenggara perjalanan umroh ABU Tours untuk meminta keterangan terkait ditundanya 1.660 jemaah berangkat umroh yang dijadwalkan pada Januari lalu. Dalam panggilan tersebut hanya dihadiri oleh staf ABU Tours pusat, Akbar Asban, sementara Kepala cabang Abu Tours Palembang, Ridwan tidak hadir dikarenakan sakit. Kepada media, Kepala Kanwil Kemenag Sumsel, HM Alfajri Zabidi menyampaikan, pemanggilan pihak Abu Tour ini untuk menanyakan kepastian keberangkatan jemaah umroh asal Sumsel yang hingga saat ini belum juga diberangkatkan. “Dari total 7.523 jemaah umroh asal Sumsel yang akan diberangkatkan dari JanuariMei tahun ini, tercatat ada 1.660 jemaah umroh asal Sumsel yang seharusnya berangkat pada Januari lalu, dan sampai sekarang belum ada kepastian kapan akan diberangkatkan, sementara sisanya yang dijadwalkan akan be-

rangkat di bulan berikutnya hingga Ramadhan (bertepatan Mei) juga dikhawatirkan akan berpengaruh,” ungkap Alfajri usai pertemuan dengan pihak Abu Tour di Kanwil Kemenag, Senin (5/2). Sementara itu, staf ABU Tours pusat, Akbar Asban menerangkan jika yang terjadi pada jemaah umroh ABU Tours ini bukan pembatalan keberangkatan hanya saja reschedulle atau pemunduran jadwal keberangkatan jemaah,” ungkap Akbar, staf ABU Tours pusat. Pihaknya memastikan jika jemaah akan segera berangkat dalam waktu dekat atau di Februari ini. “Untuk jemaah yang keberangkatannya diundur ke bulan Februari, kami informasikan bahwa 8 Februari mendatang, kami akan mengeluarkan jadwal keberangkatan jemaah umroh,” ungkap Akbar. Hanya saja tidak semua jemaah yang mengalami penundaan dapat berangkat di bulan ini. “Karena kita punya 24 cabang di Indonesia, dan akan diberangkatkan bersamaan, sehingga tidak semua jemaah yang mengalami penundaan dapat diberangkatkan di Februari. Untuk kepastian kapan diberangkatkan semuanya akan diumumkan pada 8 Februari tersebut,” terangnya. Dia mengungkapkan, alasan penundaan keberangkatan jemaah umroh ABU Tours ini dikarenakan kenaikan pajak yang ditetapkan Arab

Saudi sebesar 5 persen. “Awalnya dari situ makanya dari beberapa jemaah ada yang membesar-besarkan, mungkin mereka panik nanti tidak diberangkatkan, namun kita sudah memberikan penjelasan kepada jemaah, dan pada 29 Januari lalu kita sudah diaudit oleh Kemenag RI,” sambungnya. Terkait adanya penambahan biaya keberangkatan karena penundaan ini, diakui Akbar akan ada penambahan biaya, hanya saja untuk besarannya dirinya mengaku tidak mengetahui. “Semuanya akan diumumkan pada 8 Februari tersebut termasuk biaya tambahan, ataupun bagi jemaah yang tidak sanggup membayar tambahan biaya mekanismenya juga akan disampaikan pada pengumuman tersebut,” urainya termasuk juga refund bagi jemaah yang tidak jadi berangkat ke tanah suci. Adapun jemaah umroh yang mengalami penundaan keberangkatan yakni jemaah yang mengikuti promo yang ditawarkan Abu Tour yakni Rp 16 juta dengan jadwal keberangkatan menunggu satu tahun. Namun untuk jemaah yang mendaftar dengan tarif reguler yakni Rp20-25 juta juga ada yang mengalami penundaan. “Jumlahnya 50:50, untuk yang berangkat di Februari ini berdasarkan ketentuan dari data manifest pusat. Karena berkas jemaah kita serahkan ke pusat,” tandasnya. BET/JAN

Pabrik Miras Ilegal ...........................................................................................DARI HALAMAN 9 Terungkapnya pabrik tersebut setelah polisi mendapatkan informasi dari masyarakat yang mencurigai aktivitas di rumah itu. Para tersangka kerap memuat karduskardus ke dalam mobil pikap. “Setelah diselidiki, ternyata rumah ini memproduksi mi-

numan keras,” imbuhnya. Empat tersangka, tiga orang warga Bogor, mereka adalah Mulyadi, Mumuh, dan Irfan dan satu orang warga Lampung, Ridwando. Di lokasi tersebut sudah ada ratusan botol miras siap edar, berikut dus-dus untuk mengemas

miras serta bahan bakunya. “Miras oplosan ini campuran dari bahan cairan, seperti karamel, arak, alkohol, sitrun, gula merah, dan gula pasir serta air keran mentah,” katanya. Dalam satu hari, para tersangka mampu memproduksi puluhan dus karton yang berisi

masing-masing botol miras. Miras oplosan itu diedarkan di Banyuasin dan Palembang sekitarnya. Keempat tersangka dijerat Pasal 140 UU No 18 Tahun 2012 tentang Pangan, dengan ancaman hukuman maksimal 2 tahun penjara dan/atau denda maksimal Rp 4 miliar. BUD


PALEMBANG EKSPRES JUMAT 9 FEBRUARI 2018

HALAMAN 12

JPU Seret Manajer Penilep Uang PT SAP

Dua Terdakwa Ajukan Banding PALEMBANG, PE - Merasa vonis yang diberikan oleh majelis hakim yang diketuai Bagus Irawan SH terhadap terdakwa Okta Verdianto dan Aldo Arianwansyah terlalu berat, kedua terdakwa melalui penasehat hukumnya masing-masing mengajukan memori banding ke PN Palembang. “Kami merasa putusan hakim ini tidak adil dan tidak sesuai antara keterangsan dari para saksi dan berita acara pemeriksaan. Bahkan beberapa keterangan saksi, dibuat berbeda dengan keterangan yang disampaikan di muka persidangan. Salahsatunya keterangan saksi yang menyatakan tidak melihat terdakwa, tapi di petikan putusan dibuat saksi Willy melihat para terdakwa,” kata Penasehat hukum terdakwa Aldo Arianwansyah, Novi Agustia SH usai menyerahkan memori banding, kemarin (8/2). Selain itu, keganjalan lainnya terlihat antara keterangan di dalam surat visum dan berita acara dan dakwaan yang tidak ada kesesuaian. Di dakwaan, kalau korban ini mengalami 7 luka tusakan dan satu pukulan benda keras. Ternyata hasil visum yang dijadikan alat bukti, hanya dua luka tusuka yakni di leher dan pinggang korban. “Jadi yang disebutkan kalau klien kami ikut memukul dengan kayu gelam tidak benar. Sebab dari kesaksian orangtua dan foto almarhum, juga tidak ada bekas pukulan benda tumpul hanya ada dua luka tusakan saja,” bebernya. Karena itu, dari alasan ini, pihaknya mengajukan upaya banding dengan harapan persidangan kembali digelar termasuk dengan mengambil keterangan saksi yang sebelumnya jadi skasi di sidang pertama. “ Kita juga akan laporkan kasus ini ke Komisi

AJUKAN BANDING |

FOTO JANTA PALPRES

Penasehat hukum terdakwa Aldo Arianwansya dan Okta Verdiantoh, Novi Agustia SH menyerahkan memori banding ke Pengadilan Negeri Palembang.

Yudisial RI dan Komisi III DPR RI, kalau bisa sampai ke presiden,” terangnya. Fery SH, kuasa hukum terdakwa Okta Verdianto mengungkapkan, beberapa faklta yang merupakan keterangan saksi banyak tidak dianggap. Bahkan ada beberapa keterangan yangs eolah dipelintir. Salahsatunya saksi Edi Satria yang mengungkapkan terdakwa ini berada di rumahnya pada saat sebelum hingga usai peristiwa tersebut terjadi. “Saksi kunci yakni Yusuf, yang melihat langsung kejadian juga menyatakan klien kami juga tidka berada di lokasi. Belum lagi bukti visum juga tidak sama dengan dakwaan. Termasuk dugaan klien kami membacok paha kanan korban, ternyata dari bukti foto jeanzah tidak ada bekas luka bacokan di paha kanan. Tapi karena ada luka tusuka di punggung dibuat klien kami ikut melakukannya, padahal tidak ada sama sekali dilakukan,” ulasnya. Karena itu, dirinya berharap agar pada persidangan banding tadi, keterangan saksi ini bisa diambil lagi seperti sidang tingkat pertama. “ Kita yakin klien kami ini tidak bersalah berdasarkan bukti

dan fakta yang kami miliki,” pungkasnya. JAN

PALEMBANG, PE –E dison (48) yang merupakan mantan manajer hukum di PT Surya Alam Permai (SAP) dihadapkan ke meja hijau atas tuduhan menggelapkan dana pembebasan lahan, Kamis (8/2). Dalam persidangan di Pengadilan Negeri Palembang, oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Hera Ramadona yang dibacakan Purnama Sofyan, Edison didakwa melanggar Pasal 374 KUHP atau kedua Pasal 372 KUHP. Menurut jaksa, perbuatan itu dilakukan di Kantor PT SAP di Desa Pelawi, Kecamatan Buay Madang, Kabupaten OKU Selatan pada 2015 lalu.

Bermula saat terdakwa yang bekerja di perusahaan tersebut dengan jabatan Manajer Legal mengurus masalah hukum perusahaan. Kemudian saksi Herman selaku warga sekaligus Kepala Desa Gedung Lepihan, Kabupaten OKU Selatan datang ke PT SAP menemui terdakwa. Saksi mengajukan ganti rugi lahan, lalu terdakwa memerintahkan petugas survey untuk meninjau dan mengukur lahan yang akan dibeli tersebut serta dibuat laporan untuk terdakwa dan terdakwa meminta alas hak atas tanah tersebut.Selanjutnya terdakwa mengajukan permintaan

dana kepada perusahaan dan setelah dicairkan, terdakwa menerima dana sebesar Rp140 juta melalui Bambang. Namun uang tersebut tidak diserahkan kepada saksi Herman, melainkan uang sebesar Rp50 juta diberikan kepada Harahap sebagai uang panjar pembebasan lahan PT Surya Bintang Indonesia. Serta, tanpa sepengetahuan dan izin PT SAP sisa uang tersebut digunakan oleh terdakwa untuk kepentingan pribadi. Kemudian pada Desember 2016, saksi Gunawan selaku manajer legal di PT SAP mengumpulkan seluruh kepala desa dan menyuruh terdakwa hadir

dan dari pertemuan itu diketahui terdakwa tidak menyerahkan uang ganti rugi yang diminta warga. Sehingga terdakwa membuat surat pernyataan untuk menyelesaikan ganti rugi dengan warga dalam waktu satu minggu, namun hal itu tak ditepati dan terdakwa dilaporkan perusahaan ke pihak yang berwajib. Usai jaksa membacakan surat dakwaan, majelis hakim yang diketuai Djaniko MH Girsang menunda persidangan dan memerintahkan jaksa untuk menghadirkan saksisaksi dan terdakwa pada sidang selanjutnya. JAN

1218

with Intel® Core™ i7 Processor *As of 1st May, 2017 based on internal ASUS market analysis of 2-in-1 convertible laptops with the following key competitive criteria: Windows or OS X operating system; thickness measured at z-height; Intel® Core™ processor; non-detachable keyboard.

Ultra-thin convertible

Unprecedented performance

Incredible experience

ZenBook Flip S UX370UA

ZenBook UX410UQ

VivoBook Flip TP410UR

VivoBook S S410UN

• Intel® Core™ i7-7500U Processor • Windows 10 Home • Layar 13.3" IPS FHD (1920x1080) Touch with Corning glass panel • Grafis Intel® HD 620 • 512GB PCIe SSD • 16GB DDR3L 2133MHz Memory • 2x USB 3.1 Type-C, BT 4.1, Wi-Fi • Fast Charging Technology 60% in 49 min • 1mm Keyboard travel distance • Backlight keyboard • Ultra tipis 10.9mm, 1.1Kg • Finger print log in • Glass Touchpad • Quad-speakers with Harman/Kardon and Sonic Master Premium • FREE Exclusive Sleeve + Stylus+ Mini dock • 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

• Intel® Core™ i7-7500U Processor • Windows 10 Home • Layar 14” IPS FHD (1920x1080) with 13" Chasis • Discrete graphics GT 940MX - 2GB • 1TB HDD + 128GB SSD • 8GB DDR4 Memory • USB 3.1 type-C, BT 4.0, Wi-Fi • Glass touch pad (Sentuhan yang Intuitif) • Illuminated Chiclet Keyboard • Metallic concentric circle finished with Rose Gold & Quartz Grey • Backlight Keyboard with 1.6mm travel distance • FREE Exclusive ZenBook Sleeve + USB to LAN extension + HDMI to VGA • 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

• Intel® Core™ i7-7500U Processor / Intel® Core™ i5-7200U Processor • Windows 10 Home • Layar sentuh 14” FHD (1920x1080) wideview with 13" chasis • Discrete graphics GT 930MX - 2GB • 1TB HDD + 128 SSD / 1TB HDD • 8GB DDR4 Memory • Wi-Fi + BT4.0 • VGA WebCam • 2x USB 2.0, USB 3.0, USB 3.1 Type C • 4 Mode transformasi berbeda • Metal cover with hairline design resists rough treatment during commute / travel • Backlight keyboard* • Ultra light hanya 1.6kg • 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

• Intel® Core™ i5-8250U Processor • Windows 10 Home • Layar 14” FHD (1920x1080) Slim Bezel • 178° Wide-View Technology • Discrete graphics MX 150MX - 4GB • 1TB HDD + 128GB SSD • 8GB DDR4 Memory • USB 3.0, BT 4.2, Wi-Fi, 802.11 ac • 77% Screen-to-Body Ratio • Tipis 1.88cm, 1.3kg • Fingerprint Lock-in • Backlight keyboard • Fast charging 60% In 49 mins • ASUS SonicMaster Technology • ASUS IceCool Technology • 2 Tahun Garansi Global, senilai Rp 1.250.000

FREE Sleeve Bag + ASUS Stylus + Mini Dock senilai Rp 5.500.000

FREE Sleeve Bag + USB to LAN + HDMI to VGA senilai Rp 2.000.000

FREE Sleeve Bag senilai Rp 800.000

Rp 25.299.000

Rp 15.799.000

Rp 14.299.000 / Rp 10.699.000

Rp 11.399.000

Distributor Resmi ASUS: PT Astrindo Senayasa (021) 29382288 | PT Datascrip (021) 6544515 | PT Synnex Metrodata Indonesia (021) 29345800 | PT ECS Indo Jaya (021) 62312893 ASUS Call Center / Pusat Servis ASUS: (021)1500128 (9:00 - 17:00 WIB, Senin - Jumat & 09:30 - 12:00, Sabtu) Where to buy: Palembang (0711) CV Multikom 316008, MDP IT Super Store 313047, Bobby Komputer 322156. Lampung (0721) MetroKomputer 770392, Alam Prima Komputer 489870. Jambi (0741) E-Shop 24618, Eleven Computer 24618, Sinar Computer - Bangko (0746) 322623 Intel, the Intel Logo, Intel Inside, Intel Core, and Core Inside are trademarks of Intel Corporation or its subsidiaries in the U.S. and/or other countries. 6SHVLȴNDVL \DQJ WHUWHUD GDSDW EHUXEDK VHZDNWX ZDNWX WDQSD SHPEHULWDKXDQ +XEXQJL WRNR GHDOHU WHUGHNDW XQWXN LQIRUPDVL OHELK ODQMXW 3URGXN WLGDN WHUVHGLD GL VHPXD QHJDUD :DUQD 3&% GDQ YHUVL SDNHW VRIWZDUH GDSDW EHUXEDK VHZDNWX ZDNWX +DUJD EHUGDVDUNDQ HVWLPDVL $686

Intel Inside®. Extraordinary Performance Outside.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.