KAMIS
4 JULI 2013
EDISI 670
a
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
12 HALAMAN
TERBAIK
RIDA AWARD 2
0
1
3
e-mail:posmetrorohil@gmail.com
ECERAN Rp2000
JADWAL SALAT BAGANSIAPIAPI & SEKITARNYA: Subuh : 04:48 Zuhur : 12:18 Ashar : 15:45 Maghrib : 18:25 Isya : 19:39
Bupati: Pejabat Jangan Cuma di Belakang Meja
PERWAJAHAN KORAN METRO
Sud ut pandang D A H L A N
I S K A N
Seorang yang dekat dengan TUHAN, bukan berarti tidak ada air mata. DIKUTIP DARI BUKU SEPATU DAHLAN
Laporan: DERMAWAN - Bagansiapiapi BUPATI Rokan Hilir H Annas Maamun gerah jika ada pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rohil yang hanya menerima laporan saja dari balik meja kerjanya. Bahkan, Bupati H Annas Maamun pernah mencopot pejabat atau kepala dinas yang dinilai tidak sigap melayani masyarakat, meskipun baru dilantik beberapa minggu. Bupati menegaskan, tugas pejabat seperti kepala dinas/ badan yang utama adalah turun melihat kondisi riil yang terjadi di lapangan dan bukan hanya duduk-duduk di kantor saja. Pejabat itu melayani masyarakat, bukan sebaliknya dilayani masyarakat. Bupati mencontohkan meskipun dirinya bupati ia lebih BACA hal.9
Pejabat harus turun ke lapangan bukan hanya memantau dan duduk-duduk saja dari kantor.
H. ANNAS MAAMUN
Tarif Angkutan Darat Naik 10 Persen BAGANSIAPIAPI—Pascakenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) oleh pemerintah pusat, membuat tarif transportasi di Kabupaten Rokan Hilir ikut naik. Seperti ongkos transportasi dari Bagansiapiapi ke Siantar yang biasanya Rp100.000, kini naik 10 persen menjadi Rp110.000. ‘’Kenaikan ongkos ini untuk menyesuaikan dengan harga premiun dan solar yang juga naik. Karena BBM naik maka kami juga menaikkan ongkos,’’ demikian dikatakan agen Karya Agung, A Sinaga saat ditemui Posmetro Rohil di Bagansiapiapi, Selasa (2/7) kemarin. Menurut A Sinaga, kenaikan ongkos tersebut bukanlah sebuah penekanan terhadap penumpang tapi sudah menjadi hukum alam. ‘’Bila minyak naik maka harga juga ikut naik,’’ kata A Sinaga. BACA hal.9
KETUA BNK Rohil H Suyatno membubuhkan tandatangan di atas spanduk bersama para pejabat dan pelajar sebagai komitmen bersama memerangi narkoba di Rohil, dalam acara Hari Anti Narkoba Internasional (HAN) 2013 akhir pekan lalu.
Sudah 10 Tahun Tergolek Lemas Fajar, Bocah Penderita Lumpuh di Pujud
untuk meringankan demamnya. Dikarenakan masih bayi, urat nadinya pun masih sangat kecil, oleh pihak klinik diputuskan untuk menyuntik di bagian kepala bocah ini. ‘’Awalnya saya bingung apa gak kenapa-napa anak saya kalau disuntik di bagian kepala, tapi bidan yang di klinik bilang urat nadinya masih kecil gitu, ya karena pengetahuan medis saya dan suami sangat awam dan ingin
TIDAK pernah terbayangkan di benak pasangan Samsul Ariadi dan Sri Rahayu asal Sumut yang kini menetap di Siarangarang, Pujud. Anak kedua mereka terlahir cacat. Adalah Fajar, bocah malang berusia 9 tahun tergolek lemas karena menderita lumpuh layu. Padahal, terang Sri panggilan akrab untuk ibu muda ini waktu mengandung anak keduanya tidak ada gejala tidak baik dan tepat 9 November 2004, anak kedua dinamakan Fajar mereka pun lahir. Awalnya, Fajar tidak ada menampakkan gejala sakit apapun. Setelah Fajar berusia 2 bulan ia mulai terkena demam tinggi dan dibawa ke klinik lalu diinfus
selebritis
BACA hal.9
Fajar tergolek lemas di pangkuan ibunya.
Raskin Susut Hingga 1,5 Kg per Karung
INTERNET
15 kilogram tapi setelah ditimbang tinggal 14 Kg, bahkan ada yang 13,5 Kg. ‘’Dengan demikian kami bersama masyarakat penerima Raskin berharap Pemkab Rohil bisa menyelidiki mengapa timbangan Raskin tersebut bisa susut hingga 1,5 Kg,’’ kata Ketua
RT 15 Baganjawa Supianto pada Posmetro Rohil usai membagikan Raskin, Selasa (2/7) pagi BACA hal.9
Berani Bela Masyarakat BERPADU UNTUK RIAU MA JU
CALON GUBERNUR RIAU
DICOLEK PEMABUK SEORANG pemuda diduga dalam kondisi mabuk mencolek Fatin Sidqia Lubis, juara X-Factor, usai mengisi acara deklarasi salah satu pasangan bakal calon Bupati dan bakal calon Wakil Bupati Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Berat. Perbuatan pemuda itu langsung memicu kemarahan petugas Kepolisian yang berjaga di Lapangan Pancasila, Pekkabata, tempat deklarasi berlangsung. Warga yang berada di sana juga ikut tersulut emosinya, sehingga pemuda itu jadi sasaran amuk massa. BACA hal.9
Di Goni Tertulis 15 Kg, Saat Ditimbang Ternyata 13,5 Kilo BAGANSIAPIAPI—Sejumlah Ketua Rukun Tetangga (RT) dan warga penerima beras miskin (Raskin) yang ada di Kecamatan Bangko, Rokan Hilir mengeluh. Pasalnya, beras untuk warga yang kurang mampu tersebut susut. Padahal di goni tulisannya
Fatin Sidiqia
CALON WAKIL GUBERNUR RIAU
2
Bagansiapiapi
KAMIS, 4 JULI 2013
Posmetro
Enam Rumah Hancur Dihantam Puting Beliung Laporan: RISWANDI Baganbatu ANGIN puting beliung kembali mengamuk dan kali ini menghancurkan enam unit rumah di Kepenghuluan Lubuk Jawi, Kecamatan Bagansinembah, yakni di Dusun Sidomulyo dan Dusun Mulyo Asri, Selasa (2/7) sekitar pukul 19.15 WIB. Hal ini diungkapkan Datuk Penghulu Lubuk Jawi, Muradiono ketika ditemui wartawan di rumah makan Riski, samping RS Indah Baganbatu. “Kita tidak menyangka kalau hujan yang turun sore itu ternyata disertai dengan angin puting beliung yang sangat kencang. Kejadian tersebut menyebabkan 6 unit rumah warga mengalami kerusakan berat hingga hancur,” ujarnya. Dijelaskannya, beberapa rumah warga ada yang seluruh atap rumahnya terlepas dan mengawangngawang di udara terbawa angin tersebut. Ketika disinggung tentang korban, Muradiono mengaku, tidak ada. “Alhamdulillah dari musibah angin puting beliung itu tidak ada korban jiwa, kecuali hanya korban materil saja,” katanya. Lanjutnya, untuk membantu warga yang terkena musibah angin puting beliung itu, pihaknya bersamasama dengan warga langsung melakukan gotongroyong. “Langkah awal yang kita upayakan terhadap warga yang tertimpa musibah angin puting beliung itu yakni gotong-royong untuk memperbaiki rumahrumah warga yang rusak tersebut,” ungkap Muradiono. Selain itu, penghulu juga mengimbau kepada seluruh warga yang tertimpa musibah agar tetap bersabar. “Kepada warga yang rumahnya terkena angin puting beliung kita imbau tetap bersabar menghadapinya dan kita bersama-sama dengan warga tetap membantu sampai seluruhnya rampung,” imbau Muradiono. Dalam kesempatan itu, penghulu mengharapkan agar ada bantuan dari pihak Kabupaten Rokan Hilir terhadap warga yang tertimpa musibah. Sementara itu, Camat Bagansinembah yang dihubungi wartawan mengatakan, dirinya memang sudah dapat laporan. Dan untuk mengecek ke lapangan pihaknya akan menurunkan tim dari Kesra Kantir Camat Bagansinembah. “Ya, kita sudah dapat laporan dari penghulu. Semua yang rusak sudah kita minta datanya,” kata camat. ***
RISWANDI
Rumah warga Kepenghuluan Lubuk Jawi yang diterjang angin puting beliung, terlihat atap rumah atapnya habis diterbangkan angin.
F OTO ROHIL
Jalan Tanjung Medan Barat Dihotmix PUJUD— Sebentar lagi jalan penghubung antara Pujud dan Baganbatu melalui jalur lintas Barat, Kecamatan Pujud tepatnya di Kepenghuluan Tanjung Medan Barat dan tembus ke Simpang Pujud akan diaspal hotmix. Sejauh ini sudah tampak beberapa tumpukan pasir dan kerikil sebagai bahan material awal untuk mempercantik jalan yang sudah sejak lama terselimuti pasir kuning dan berdebu.
HERRY
Seorang pekerja sedang mengerjakan pemerataan semenisasi jalan.
Kabut Asap Menghilang Setelah Hujan BAGANBATU—Hujan lebat yang turun sejak beberapa hari belakang di Kecamatan Bagansinembah, berhasil menyapu sisa kabut asap di wilayah Kabupaten Rokan Hilir akibat kebakaran lahan gambut pada musim kemarau. Demikian yang disampaikan Parno, salah seorang warga Baganbatu kepada wartawan, Rabu (3/7). Dirinya menyampaikan, setelah disiram hujan sisa kabut sudah betul-betul abis. “Sekarang tidak perlu lagi pakai masker karena asap sudah betul-betu hilang. Memang sebelumnya ada bau asap. Tapi tidak banyak, hanya sedikit sisasisa saja,” Parno. Menurut Parno, beberapa wilayah di Rokan Hilir yang telah terbebas dari kabut asap di antaranya Kecamatan Bagansinembah, Kecamatan Pujud, Kecamatan Tanah Putih, Kecamatan Bangko Pusako dan beberapa keca-
matan lainnya. Ia juga mengatakan, warga setempat sudah lama menunggu hujan turun seperti sekarang ini. “Mudah-mudahan hujan terus turun agar semua sisa kabut asap tidak ada lagi dan semua sisa kayu terbakar yang menjadi arang tidak mengeluarkan asap lagi,” ujarnya. Hujan yang turun, selain menghilangkan sisa kabut, juga bisa menyiram bekas yang terbakar. Pasalnya, kalau lambat terkena air, maka bekas sawit yang terbakar tersebut akan mati. Dirinya menyebutkan, keuntungan lainnya, hujan ini juga dapat menghilangkan debu yang tebal, seperti di jalan lintas Pujud Baganbatu, yang selama ini debunya sampai masuk ke rumah warga bila ada kendaraan yang melintas. “Kalau kita lihat, setiap ada mobil besar yang melintas, debunya naik dan masuk ke rumah warga,” tutupnya. Pr16
‘’Kita sebagai warga yang setiap hari memakai jalan ini tentu merasa senang dengan adanya program pemerintah kita untuk mempercantik jalan ini. Dan memang sudah sejak lama jalan ini belum tersentuh dengan aspal,’’ ujar Ponijan, Kepala Dusun 06 yang sekaligus pengawas dalam proyek pembangunan aspal jalan ini kepada Posmetro Rohil. Sejatinya jalan yang akan diaspal di Kepenghuluan Tan-
jung Medan Barat ini meneruskan pengaspalan dari Kepenghulkuan Sri Kayangan. Salah satu desa yang berjiran atau tetangga langsung dengan Desa Tanjung Medan Barat. Dalam prosesnya, pengaspalan ini sudah mencapai 30 persen, target selesai memang secepatnya, mengingat jalan ini satu-satunya akses bagi warga dari Baganbatu ke Pujud dengan jalur lintas Barat ini. ‘’Target kita, tentu secepat
Warga Senang Jalan Lintas Diaspal BAGANBATU——Warga yang tinggal di perlintasan jalan lintas Baganbatu, Kecamatan Bagansinembah menuju Ujung Tanjung dan Kecamatan Tanah Putih, mengaku senang dengan adanya pengaspalan yang dilakukan oleh Pemerintah Provinsi Riau Walaupun panjangnya belum diketahui namun warga bersyukur. Karena dengan seperti itu jalan lintas mereka sudah lebih baik dari sebelumnya. Kegembiraan itu sendiri dirasakan oleh Sahrul. Menurutnya, dirinya sangat senang karena sudah bertahun-tahun jalan itu bergelombang dan sangat membahayakan pengendara. “Walaupun belum tahu entah sampai mana pengaspalan itu, tapi lumayan lah. Yang penting tidak sakit lagi perut ini kalau melintas di jalan itu,” ujar Sahrul, Rabu (4/ 7).
Dikatakannya, jalan itu kini sudah sebagian selesai dikerjakan dan diperkirakan akan rampung sebelum lebaran. ‘’Seperti diketahui, setiap harinya jalan itu selalu ramai dilintasi oleh para pelajar. Karena lokasi itu merupakan akses terdekat ke SMPN 4 Bagansinembah,’’ katanya. Ditambahkannya, masyarakat yang berada di jalan lintas ini sudah lama mengidam-idamkan untuk diaspal. Karena jalan itu sangat ramai dilalui. Apalagi, tidak lama lagi akan masuk bulan Ramadhan, dan selanjutnya akan ramai lagi saat mudik. “Sekarang sudah mau masuk bulan yang penuh berkah, dan selanjutnya akan datang bulan kemenangan bagi umat muslim. Jalan tersebut pasti ramai. Nah, dengan kondisi jalan yang sudah bagus nantinya, tentu para pengendara tidak lagi khawatir saat melintas,’’ jelasnya.pr16
Tunas Putri Kampung Sawah Juara Turnamen PP Cup PUJUD —Tim Tunas Putri Kampung Sawah, Kepenghuluan Kasangbangsawan, Kecamatan Pujud, menjuarai turnamen PP Cup yang dilaksanakan di Kepenghuluan Tanjung Medan. Dimana tim ini sebelumnya berhasil mengalahkan tim Prumnas Jaya di babak semifinal, dengan skor 3-2. sehingga Tim Tunas Putri bisa lolos ke babak final. Pada babak semi final yang digelar, Minggu (30/6) sore di lapangan voly Tanjung Medan, tim voli Tunas Putri Kampung Sawah di set pertama kalah. Namun, pada set kedua, Tim Tunas Putri berhasil menang. Sementara pada babak final, Tunas Putri kembali berhadapan dengan tim yang sama yakni Tim Prumnas. Di laga final, tunas putri harus bekerja untuk memenangkan pertandingan tersebut. Kerja keras yang dibangun dalam tim ter-
sebut akhirnya membuahkan hasil, tunas putri menang dengan angka 3-0. Keberhasilan tim tersebut menimbulkan wajah yang cerah pada ketua pemuda Kampung Sawah bernama Rinaldi. Rinaldi mengaku akan mempertahankan keberhasilan ini ke depannya. Dan dirinya berjanji akan memfasilitasi Tim Kampung Sawah untuk kedepanya. “Alhamdulillah kami menang dan saya berjanji akan bantu mendidik Tim Kampung Sawah ini untuk ke depannya. Semoga saja Kampung Sawah semakin maju putrinya,” kata Renaldi. Disebutkannya, dirinya lebih mengaktifkan olahraga di Kampung Sawah. Hal ini untuk menghindari remajanya dari narkoba. ‘’Kalau kegiatan olahraganya dilakukan setiap hari, maka kenakalan remaja tersebut akan berkurang, bahkan bisa juga hilang,’’ tuturnya. pr16
RISWANDI
Tim Tunas Putri Kampung Sawah foto bersama di lapangan pertandingan.
mungkin jalan ini bisa dipakai oleh masyarakat. Apalagi menjelang Ramadhan, kebanyakan warga di sini membeli keperluan lebaran itu ke Banganbatu. Karena di Baganbatu merupakan tujuan belanja keluarga yang murah, nyaman dan barang yang dijual juga beragam. Hal ini tentu berimbas kepada pemakain jalan yang sangat intens. Maka dari itu penyelesainnya harus secepat mungkin,’’ tandas Ponijan.mg8
Ketua RT Bakti Makmur Ditangkap Polisi Labusel, Warga Lapor ke DPRD BAGANBATU — Fauzi Nasution (30), ketua RT 02, Kepenghuluan Bakti Makmur, Kecamatan Bagansinembah, Kabupaten Rokan Hilir ditangkap Polisi Labuhan Batu Selatan (Labusel), Sumatra Utara (Sumut) pada Senin (29/6) lalu. Namun sampai saat ini apa motif dari penangkapan tersebut belum diketahui secara pasti. Tapi yang jelas sekitar dua bulan yang lalu sang ketua RT bersama warganya pernah membuka portal jalan Dusun Sepadan Makmur, Kepenghuluan Bakti Makmur, Kecamatan Bagansinembah. Adapun alasan portal dibuka karena menghambat aktifitas masyarakat. “Saat portal dipasang, setiap warga yang membawa sawit melintas di lokasi selalu dibebankan biaya sebesar Rp50 rupiah per kilogram. Tidak tahan dengan pungutan tersebut maka pada tanggal 3 April 2013 beberapa kelompok masyarakat bersama Badan Permusyawaratan Kepenghuluan (BPK) Bakti Makmur Sujioko, Kepala Dusun (Kadus) Sepadan Makmur Buyung Naibaho dan Datuk Penghulu Bakti Makmur Prawoto, warga membuka portal jalan tersebut. ‘’Anehnya setelah portal dibuka, tidak berapa lama ketua RT ditangkap. Atas kejadian ini kami tidak senang dan melaporkan persoalan ini ke DPRD Rohil dan Pemkab Rohil. Karena, peristiwa pencabutan portal itu berada di wilayah Rohil, dan mengapa polisi Labusel yang melakukan penangkapan,” tegas tokoh masyarakat Bagansinembah H Amirullah Hasibuan saat diwawancarai Posmetro Rohil di ruangan Komisi I DPRD Rohil saat melaporkan kasus tersebut ke DPRD Rohil, Rabu (3/7) siang. Amirullah Hasibuan mengatakan, portal yang dibuka tersebut terletak di RT01/RW01, Dusun Sepadan Makmur, Kepenghuluan Bakti Makmur, Kecamatan Bagansinembah. Saat mereka memasang portal tidak ada mengajak warga dusun untuk musyawarah. “Setelah portal dipasang, tiba-tiba Koperasi Tani Meranti, dari Desa Sei Meranti, Kecamatan Torgamba, Kabupaten Labusel memungut setoran sebesar Rp50 rupiah per kilo terhadap 125 KK pemilik kebun sawit. Pungli ini berlangsung beberapa bulan. Tak tahan dipungli, warga pun protes. Setelah itu dilaksanakan musyawarah yang diketahui Camat Bagansinembah Hadiyono SH dan Datuk Penghulu Bakti Makmur Prawoto untuk membuka portal. Setelah portal dibuka tidak berapa lama ketua RT02, Bakti Makmur Fauzi Nasution ditangkap. Jadi, kami minta kepada DPRD dan Pemkab Rohil untuk menyelesaikan persoalan ini. Sebab, wilayah itu masuk Rohil dan mengapa pula polisi Labusel yang menagkap,” ulas H Amirullah. Sementara itu, Ketua RT 01 Bakti Makmur Zanuri mengatakan, dalam persoalan ini ada campur tangan orang Baganbatu, Kecamatan Bagansinembah. ‘’Infromasi yang diterima ada beberapa warga Baganbatu yang belakangan ini diketahui sebagai ketua RT di Baganbatu, Kecamatan Bagansinembah, masuk dalam koperasi yang berinduk ke Labusel. “Mereka warga Baganbatu, bahkan ketua RT pula. Tapi mereka masuk koperasi di Labusel. Jadi, kami masyarakat Bakti Makmur minta kepada DPRD dan Pemkab Rohil untuk menyelesaikan ini,’’ tegasnya. pr11
Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
KAMIS, 4 JULI 2013
Bangko
Batu Hampar
Kontes Burung Berkicau Perebutkan Piala Bupati Pekanbaru Sabet Juara Umum BAGANSIAPIAPI —Kabupaten Rokan Hilir menggelar lomba dan pameran burung berkicau tingkat se-Sumatera. Dalam pelombaan ini Pekanbaru keluar sebagai juara umum pada pameran Kontes Burung Bekicau Bupati Cup 2 seSumatera tahun 2013 di Kabupaten Rokan Hilir. Pekanbaru meraih juara umum setelah berhasil mengumpulkan total jumlah nilai keseluruhan 760 poin, di susul Persatuan Kicau Mania Bagansiapiapi (PKMB) sebagai runeer up dengan total jumlah nilai 560 poin. Kegiatan ini ditaja komunitas burung berkicau Kabupaten Rokan Hilir dan Persatuan Kicau Mania Bagansiapiapi (PKMB) memperebutkan trophy Bupati Cup II di Pujasera Jalan Sumatera Laut Bagansiapiapi, Ahad (30/6). Pelombaan kicau burung itu langsung dibuka Asisten III Bidang Kesra Rohil Azhar, ditandai dengan menggantungkan gantangan peserta di tempatnya. Disebutkan Azhar, Pemerintah Daerah Rokan Hilir memberikan dukungan penuh pada even ini karena, seperti dikatakan Azhar,
BNK Prihatin, Perlu Diusut Tuntas Terkait Kasus Narkoba di Rutan Bagansiapiapi Laporan:
tentu,’’ cetusnya. Ketua BNK mengaku sangat DODI DEVIRA heran. Kok, di dalam Rutan BaBagansiapiapi
Panitia pelaksana menyerahkan hadiah kepada salah satu pemenang kontes burung berkicau. DERMAWAN
lomba burung bisa membantu usaha promosi daerah dengan kedatangan para kicaumania dari luar Rokan Hilir. ‘’Siapa tahu kita juga mampu menyelenggarakan lomba burung berkicau pada level nasional,’’ katanya.
Kontes pameran burung bekicau Bupati Cup II se-Sumatera tahun 2013 yang diselenggarakan PKMB Kabupaten Rokan ternyata banyak memecahkan rekor baru. Tahun lalu kontes burung bekicau Bupati Cup ini di raih oleh Kota
Dumai. Kelas burung bergensi yang dikonteskan yakni murai batu, dimenangkan dari Kota Dumai. Sebagai juara umum, Pekanbaru berhak mendapatkan trophy dan uang pembinaan Rp10 juta.mg4
Atuk Tahir Tamatkan 15 Murid Silat Seni Budaya Silat Perlu Dilestarikan BAGANSIAPIAPI —Sebanyak 15 orang murid tergabung dari angkatan enam dan angkatan ke tujuh Perguruan Pencak Silat Tiga Bulan yang dilatih Atuk Tahir di Jalan Kecamatan Kelurahan Bagan Punak secara resmi menamatkan 15 orang murid. Acara penamatan pencak silat tiga bulan ini di saksikan para pemuka adat, RT, RW, masyarakat serta para murid, Senin (1/7). Acara digelar tepatnya di samping Terminal Sekapur Sirih Bagansiapiapi. Acara penamatan pencak silat ini berlangsung dengan meriah, dengan disaksikan oleh pengurus lembaga Melayu
3
Bagansiapiapi
Posmetro Rohil
Rasyid Abizar dan sekaligus anggota DPRD Rokan Hilir. Pencak silat ini dilatih oleh Atuk Tahir selama tiga bulan, perguruan pencak silat ini sudah menamatkan lebih kurang tujuh puluh murid yang terdiri dari tujuh angkatan. Acara penamatan pencak silat tiga bulan ini diawali dengan aktarasi penampilan yang di pertunjukkan oleh guru bersama lima orang murid yang ditamatkan secara bergantian. Kemudian dilanjutkan dengan tepung tawar serta mengupahupah para murid yang telah tamat, agar terhindari dari tulak bala hal yang tidak dinginkan.
Rasyid Abizar mengatakan, pencak silat ini merupakan seni warisan seni budaya melayu dan juga sebagai seni bela diri, untuk itu pencak silat ini perlu dijaga, ditingkatkan, dikembangkan serta dilestarikan untuk masa yang akan datang. ‘’Silat ini merupakan warisan leluhur yang harus kita jaga apalagi kita selaku orang melayu, yang terutama sekali dengan adanya pencak silat ini juga dapat mengurangi kenakalan semaja terutama dari hal- hal yang negatif seperti narkoba yang dapat merusa masa depan pemuda,’’ kata politisi Partai Kebangkitan Bangsa ini. Sementara itu, guru pengajar pencak silat tiga bulan Atuk Tahir
menginginkan dengan adanya latihan yang diberikan kepada murid agar dapat ditingkatkan serat untuk dilestarikan dimasa yang akan datang. ‘’Ilmu silat ini dulu saya dapatkan dari kakek dan orang tua saya dan tiugas saya mewariskan kepada anak-anak sekarang dan kedepan nantinya agar bisa tetap dilestarikan,’’ kata Atuk Tahir. Upah- upah ini dilakukan oleh guru, pemuka adat serta para orang tua murid secara bergantian, kemudian dilanjutkan pemberian sorong tepak dan pemberian kain tupih serta sebilah pisau dengan kata lain untuk membayar jabi selam berlatih tiga bulan lalu. mg4
gansiapiapi ada terjadi KETUA Badan Nartemuan kasus narkoba. kotika Kabupaten (BApalagi ini sudah terNK) Rokan Hilir, sangat jadi empat kali dalam khawatir dengan kebedekade dua tahun beradaan Rumah Tahalakangan ini. nan (Rutan) Bagansia‘’Secara kronologipiapi disinyalir rawan nya, kita harus tekanakan peredaran narkan kepada Kepala Rukoba. Oleh karena itu, tan untuk bekerjalah kasus-kasus yang suyang lebih profesional dah lima kali terjadi ini lagi. Inikan sangat meperlu diusut tuntas. nyedihkan sekali seSUYATNO ‘’Ya, jelas-jelas kita panjang beberapa busangat prihatin dengan kejadian di lan terakhir peredaran narkoba di Rutan Bagansiapiapi. Ini semua Rutan ditemukan sudah empat kali merupakan kejadian yang perlu terjadi. Artinya, kasus ini sudah ditelaah lebih jauh. Kok, di Rutan menjadi matarantai peredaran bisa beredar bebas barang-barang narkoba di wilayah Rutan itu haram seperti narkoba,’’ ungkap sendiri,’’ keluhnya. orang nomor dua kepada Posmetro Untuk itu, ditekankan pihak Rohil di Bagansiapiapi. Rutan Bagansiapiapi dapat beMenurut H Suyatno, berhubung kerjasama dengan aparat keponarkoba merupakan musuh ber- lisian untuk memutus mata rantai sama. Maka, langkah bijak dan peredaran narkoba dikalangan tegas temuan kasus narkoba ini Rutan tersebut. Diminta, pihak perlu diusut lebih dalam. Artinya, Rutan secepatnya melibatkan apapermasalahan ini diberantas hing- rat kepolisian untuk memutus ga ke akar-akarnya. mata rantai peredaran narkoba Setidak-tidaknya, pihak kepo- bagi kalangan pengguna warga lisian dapat mendalami kasus ini. binaan ini. Lakukanlah penyisiran Sehingga hal-hal ini tidak kembali terhadap seluruh warga binaterulang. Dan tidak sampai di situ ansecara rutin dengan melibatkan saja, melainkan pemberantasan aparat kepolisian minimal setiap kasus narkoba di rutan perlu satu pekan. diperangi secara seksama. ‘’Dan tak lupa pula, dalam waktu Kejadian demi kejadian ini perlu dekat ini kita akan panggil pihak disikapi secara bijak. Bahwa, sudah Rutan Bagansiapi-api. Kita akan selayaknya kasus ini diungkap. Dan mencoba melakukan sharing dengan pihak Rutan. Kita hanya mempertidak bisa ditawar-tawar lagi. ‘’Narkoba adalah musuh kita tanyakan, kok bisa di Rutan Babersama. Narkoba sudah menjadi gansiapiapi narkoba beredar bebas,’’ aib nasional. Bukan kalangan ter- kata Ketua BNK seraya kesal.***
4
Serantau Rohil
KAMIS, 4 JULI 2013
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
Pujud-Sinaboi-Pekaitan-Palika-Rimba Melintang
Pompanisasi Jumrah Bocor, Petani Kesulitan Tanam Padi Laporan:
Pihak kecamatan mengaku telah menyampaikan Hal ini kepihak Dinas Bina Marga dan Pengairan (DMP) namun sampai saat ini belum ada tanggapan PETANI di Kepenghulan sejak dilaporkan dua mingJumrah, Pematang Sikek gu yang lalu. dan Teluk Pulau kesulitan ‘’Selama ini semenjak diuntuk menanam padi akiresmikan memang sudah bat pompanisasi Jumrah berfungsi dan sampai ke armengalami kebocoran. Deeal pertanian petani namun mikian dikatakan Camat kebocoran baru diketahui keRimba Melintang H Syamtika air tak sampai dan dicek zani SH ketika dikonfirmasi adanya 6 lubang kebocoran Posmetro Rohil, Selasa (2/7). yang besar,’’ jelas Camat. ‘’Pompaniasai Jumrah Untuk itu, H Syamzani bocor sehingga saat ini peselaku camat yang menamSYAMZANI tani dibeberapa kepengpung aspirasi masyarakat huluan kesulitan untuk menanam padi meminta agar dinas terkait bisa mekarena kurangnya debit air,’’ kata Camat. nanggapi hal ini agar petani tidak Camat menambahkan, saat ini su- kesulitan dan bisa melaksanakan masa dah mulai masuk musim pertama tanam padi pada tahun ini. ‘’Kita tanam Padi dan hujan tak kunjung turun harapkan segera diperbaiki sehingga bisa sehingga petani kesulitan untuk mena- beroperasi normal kembali, dan kita minta nam padi diakibatkan tanah mengering keluhan ini bisa cepat ditanggapi,’’ tukas dan berlubang. Camat Rimba Melintang.***
DERMAWAN Rimba Melintang
RASYID
Salah seorang warga Dusun Pondok Pulau menumbang pokok sawit saat gotong royong pelebaran jalan.
Warga Dusun Pondok Pulau Gelar Goro PUJUD —Lebih dari 30-an warga Pondok Pulau pada Ahad (30/6) berkumpul di lapangan untuk mengadakan Goro bersama yang dipimpin oleh Kepala Dusun (Kadus) Pondok Pulau Sutresno. Kali ini Kadus Sutresno mengajak warganya untuk mempriotaskan di badan jalan swadaya masyarakat. Mengingat jalan itu semakin hari semakin banyak yang menggunakannya ma-
kanya Goro ini di utamakan pada jalan swadaya masyarakat. Dengan berharap agar kedepanya nanti bisa menjadi Jalan Pemda. Bukan suatu mustahil mengingat jalan ini lebih di sukai orang lewat dari jalan ini karna jarak tempuh untuk pergi ke kota Kecamatan Pujud bahkan ke kota Bagansinembah pun banyak yang melintas dari jalan kita ini.
Memang dari badan jalannya yang sempit karena di tanami pohon sawit, setelah kami sepakat dan bermusyawarah agar pohon-pohon yang mengganggu jalan akan ditumbangkan dengan tidak ada ganti ruginya. ‘’Allhamdulillah semua warganya setuju untuk di kerjakan di gotong royongkan. Kini jalan ini terus kami jaga dan kami rawat dengan cara bergotong royong mem-
pergunakan alat yang kami punya, karena keterbatasan kami hingga jalan ini sangat membutuhkan perhatian yang sangat dari Pemerintah Pemkab khususnya,’’ papar Sutresno. Dari 200 KK yang tinggal di dusun ini sangat berharap dengan tidak bosan-bosannya kepada pemerintah terhadap masyarakat yang tinggalnya di pedalaman (perbatasan). pr20
Primasera Juara Futsal Camat Cup I RIMBAMELINTANG —Piala turnamen Futsal Camat Rimba Melintang Cup I akhirnya diraih oleh tim Primasera Junior setelah berhasilo mengalahkan tim Futsal Elit Harapan Raya, Senin (1/7) dilaga final. Camat Rimba Melintang H Syamzani yang diwawancarai Posmetro Rohil mengaku bangga karena even futsal perdana yang dilaksanakan berjalana lancar. ‘’Alhamdulillah semuanya berjalan lancar dan pada partai final kita dapatkan satu tim terbaik dan berhak mendapatkan piala camat dan uang pembinaan,’’ kata Camat Rimba Melintang. Camat berharap dengan even ini akan menambah semangat seluruh masyarakat untuk menggalakkan kegiatan futsal
di daerahnya masing-masing, sehingga bakat yang selama ini ada bisa tersalurkan. ‘’Kita berniat tahun depan akan menggelar event tingkat kabupaten dengan membuka iven futsal dan Rimba Melintang siap menjadi tuan rumah,’’ tegas H Syamzani. Untuk juara dua diraih tim Elit Harapan Jaya dan juara tiga diraih tim Primasera Senior dari Rimba Melintang. Kemudian untuk futsal putri, juara pertama diraih tim Lurah Rimba Melintang diikuti posisi kedua ditepati tim TP-PKK Kecamatan Rimba Melintang dan juara tiga dari Kepenghuluan Jumrah. Bagi pemenang berhak mendapatkan uang pembinaan, tropy dan hadiah lainnya. mg4
Jalan Poros Suak Air Hitam Tahun Ini Dibangun PEKAITAN —Jalan Poros Suak Air Hitam, Pekaitan, tahun ini mendapat peningkatan infrastruktur sepanjang 1 kilo meter dari APBN, bahkan pembangunan jalan tersebut saat ini sudah mulai dikerjakan. Peningkatan infrastruktur jalan saat ini terus gencar dilakukan oleh pemerintah untuk meningkatkan perekonomian masyarakat. Karena, dengan bainnya akses jalan dapat mendukung pe-
Nama Ibukota
ningkatan ekonomi kerakyatan. Datuk Penghulu Suak Air Hitam, Edi Hasan ketika dikonfirmasi Posmetro Rohil menyebutkan, pembangunan yang sangat dibutuhkan adalah infrastruktur jalan. Sebab, yang sangat berpengaruh besar di daerah tersebut tergantung dengan baiknya akses jalan. Dijelaskannya, seperti tinggi rendahnya harga sawit dan padi juga bergantung dengan kondisi jalan, kalau kondisi jalan sama
Suatu pagi saat pelajaran geografi di kelas XII IPS. Seorang guru bertanya kepada muridnya satu per satu tentang nama ibukota negara. Guru: Goboh, cubo sobuikkann ibukota Negara Inggris! Goboh: London, Pak! Guru: Bagus, cubo kau Nino, sobuikkan ibukota Malaysia! Nino: Pasti Kuala Lumpur, Pak! Guru: Bagus, dan sekaang kamu Nantan, cubo sobuikan ibukota Peru! Nantan: Lima, Pak! Guru: Bagus, sekarang kau sobuikan satu per satu. Nantan: @#$#@!!
DIJUAL PERTAPAHAN RUMAH SELUAS 14 RANTE ( 5.600 Meter ) harga 600 juta/nego Di Suka Rukun Bagan Batu Lokasi sangat strategis cocok untuk perumahan /bisnis Peminat serius Hubungi HP : 0823 9055 5599 TELP : 0765 51812
Koran Langganan Anda Tidak Sampai? Segera Hubungi !!! WILAYAH BAGANBATU Selamet : HP. 0812-6869 1391 WILAYAH BAGANSIAPIAPI & UJUNG TANJUNG : Havis : HP. 0821 7071 9938
sekali tidak dapat di tembus, maka akan sangat sulit keberuntungan ditangan masyarakat. ‘’Semua sektor perekonomian masyarakat akan terpuruk apabila kondisi akses jalan menyedihkan, namun tahun ini sudah ada peningkatan pembangunan jalan di sini,’’ kata Edi. Dikatakan penghulu, banyak sektor pembangunan yang sangat diharapkan di daerah ter-
sebut, yang paling mendasar adalah pembangunan dan peningkatan akses transportasi (jalan), jelas Edi, butuh banyak bangunan jalan di daerah ini, karena apabila jalan tidak ada peningkatan, maka tidak ada pula peningkatan perekonomian masyarakat di sana. Sebab, segala sektor bergantung pada akses jalan, seperti harga beragai macam jenis penghasilan dan kebutuhan pokok lainnya sangat rentan terhadap
akses jalan. Lanjut Edi, seperti harga sawit dan padi, pada saat musim penghujan, jalan sama sekali tidak dapat ditembus, sehingga harga sawit bisa mencapai Rp300 hingga Rp200 rupiah perkilogramnya. Begitu juga dengan harga sembako, akan mahaal apabila sulit dicari. Beruntung, daerah pedesaan masih banyak yang mengandalkan perkebunan dan tanaman sayuran sendiri,
sehingga masyarakatnya masih bisa mengurangi belanja untuk memenuhi kebutuhan lainnya. ‘’Hal ini semua bergantung dengan kondisi jalan, Alhamdulillah, sekarang jalan sudah ada peningkatan, namun masih banyak akses jalan yang sangat perlu dibangun, mudah-mudahan tahun ini semua apa yang kita harapkan bisa terwujud secara bertahap,’’ tandas Edi Hasan. mg6
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
Galeri Bakar Tongkang
KAMIS, 4 JULI 2013
5
Rombongan pengusaha Sugianto atau Kho Kok Ing foto bersama di depan rumahnya sebelum acara ritual Bakar Tongkang.
Kho Kok Ing Ajak Warga Perantau Pulang Kampung PUNCAK acara ritual Bakar Tongkang di Bagansiapiapi, Senin (24/6) berlangsung sukses dan semarak. Berbagai kegiatan di gelar untuk memeriahkan ritual Bakar Tongkang, seperti bazar, malam kesenian, lomba sampan kotak dan lainnya. Prosesi ritual Bakar Tongkang
Bapak Ong Ching Liong, Bapak Kho Kok Ing dan Ibu Masni beserta artis Taiwan berdoa bersama dalam prosesi mengantar Dewa Langit.
Pengusaha nasional asal Bagansiapi Kho Kok Ing atau lebih dikenal dengan nama Sugianto, mengatakan masyarakat Rohil harus berbangga memiliki iven budaya dan religi ritual Bakar Tongkang. Ia bersyukur dari tahun ke tahun pelaksanaan ritual Bakar Tongkang semakin banyak diikuti masyarkat Tionghoa dari berbagai daerah, bahkan luar negeri. Ia mengajak warga Tionghoa asal Bagansiapiapi, jika datang ke Bagansiapiapi untuk menyaksikan Bakar Tongkang atau iven lainnya, bawalah keluarga, teman, handai taulan untuk berkumpul, sekaligus berwisata ke Bagansiapiapi. “Sebab, Bakar Tongkang ini juga memberikan manfaat ekonomi pada masyarakat di sini, mulai dari pedagang makanan, minuman, restoran, pedagang kecil, hotel dan travel. Kami mengucapkan terima kasih setinggitingginya kepada Bapak Bupati Rohil H Annas Maamun yang selama ini mendukung pelaksanaan ivent wisata ritual Bakar Tongkang,” ucap Kho Kok Ing. Panitia Ritual Bakar Tongkang, Hasanto menyebutkan, selama delapan tahun terakhir ini, Rokan Hilir mengalami perkembangan yang pesat di berbagai sektor, baik sektor pereko-
nomian, infrastruktur, pariwisata dan lainnya. Khusus sektor pariwisata, perkembangan yang dirasakan dan terlihat adalah semakin meriahnya pelaksanaan ritual Bakar Tongkang. “Ini tidak terlepas dari peran serta Bapak Bupati Rohil H Annas Maamun dan Pemkab Rohil,” kata Hasanto. “Karena itu kita mengimbau masyarakat yang berada di Rohil maupun di perantauan, untuk bersama-sama memajukan kampung halaman kita,” ajak Hasanto, yang dikenal sebagai tokoh muda Tionghoa Bagansiapiapi, Minggu (23/6) di acara Malam Hiburan ritual Bakar Tongkang. Sementara itu, Bupati Rohil H Annas Maamun menyebutkan, di acara ritual Bakar Tongkang banyak warga Tionghoa asal Bagansiapiapi yang pulang kampung. Tidak saja di iven wisata Bakar Tongkang, Annas juga menyebutkan setidaknya ada empat kali dalam setahun warga Tionghoa Bagansiapiapi pulang kampung. Di antaranya, sebut Bupati Perayaan Hari Raya Imlek, Cap Gho Meh, Cheng beng dan Bakar Tongkang. Untuk itu, Annas mengajak segenap masyarakat menjaga persatuan dan kesatuan. “Mari kita bersatu menjaga persatuan dan kesatuan, dengan keragaman budaya ini. Ini dalam membangun Rohil ke depan, kearah yang lebih baik,” himbau Bupati H Annas Maamun. ***
Bupati Rohil H Annas Maamun, pengusaha Sugianto dan Ong Ching Liong melambaikan di atas replika tongkang.
Bupati Rohil H Annas Maamun dan cucunya bersama pengusaha Sugianto alias Kho Kok Ing menyaksikan ritual Bakar Tongkang.
NARASI DAN FOTO: AMRAN
Sugianto beserta istri berjalan bersama puluhan ribu warga Tionghoa menyaksikan prosesi ritual Bakar Tongkang.
Kho Kok Ing dan Ibu Masni, Chandra serta Kapolres Rohil AKBP Tonny Hermawan foto di depan lokasi Bakar Tongkang.
Bupati H Annas Maamun, pengusaha Sugianto, Kapolres Rohil AKBP Tonny Hermawan SIK, Dan Lanal Dumai Letkol Iwan K, menyaksikan prosesi Bakar Tongkang.
Pat Ka Tjiong ikut serta dalam prosesi ritual Bakar Tongkang.
Kho Kok Ing dan Bupati Rohil H Annas Maamun serta unsur Muspida melambaikan tangan kepada masyarakat dari atas tongkang.
Kertas kim ditebar ke udara saat replika kapal tongkang saat dibakar.
Lima Dewa (Ngo Ong) di arak menuju areal Bakar Tongkang dalam pelaksanaan puncak ritual Bakar Tongkang.
Seluruh masyarakat menunggu jatuhnya tiang utama replika tongkang.
Panitia menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam acara ritual Bakar Tongkang.
6
Ujungtanjung
KAMIS, 4 JULI 2013
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
Tanah Putih - Tanjung Melawan - Rantau Kopar
Tanah Putih Bentuk Panitia HUT RI bra, karnaval, seTANAHPUTIH— pak bola, futsal, Meskipun kegiavolly, takraw, tetan HUT RI ke-68 nis meja, bulu nanti masih datangkis, jalan sanlam suasana putai dan lainnya. asa dan lebaran, ‘’Kegiatan ini namun masyarajuga diikuti oleh kat Kecamatan ibu PKK kecamaTanah Putih tetap tan, PKK kepengbersemangat unhuluan dan matuk memeriahkan syarakat,’’ terangmomen bersejaHM ZUHRI nya. Puasa bukanrah tersebut. Ketua Panitia HUT RI Ta- lah untuk menyurutkan senah Putih, HM Zuhri SAg, mangat untuk memeriahkan Rabu (3/7) mengatakan, kegi- kemerdekaan. ‘’Sebaliknya atan HUT RI akan dimulai kita harus tambah semangat, pada 19-7-2013 ini. Kegiatan sebab dengan berbagai kegiitu antara lain berupa pawai atan, haus dan lapar saat kita obor, malam renungan suci, puasa tidak akan terasa,” malam pengukuhan paski- tukasnya.
Lebih jauh Zuhri berpendapat, orangtua terdahulu saat memerdekakan Indonesia, belum tentu bisa makan enak seperti apa yang kita rasakan saat ini. ‘’Jadi, tidak ada salahnya, untuk menghargai perjuangan orangtua kita terdahulu,’’ ujar Zuhri yang juga Kepala KUA Tanah Putih. Sementara Camat Tanah Putih, Suryadi SE mengapresiasi apa yang diprogramkan masyarakat. ‘’Kita sangat mendukung masyarakat memeriahkan HUT RI ini, dan saya juga menghimbau masyarakat di Kecamatan Tanah Putih ini untuk memasang bendera umbul-umbul di setiap rumah,’’ kata Suryadi.pr14
Polri Pegang Teguh Prinsip Netralitas Hadapi Pilgubri dan Pemilu 2014 UJUNGTANJUNG — Menjelang agenda nasional pesta demokrasi Pemilu Legislatif maupun Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden tahun 2014 dan Pilkada Gubernur Riau pada September 2013, diprediksi suhu politik akan meningkat. Menyikapi hal itu, Polda Riau, termasuk Polres Rohil, selain tetap berpegang teguh pada pada prinsip netralitas dan harus mampu melakukan langkah-langkah konkrit sehingga potensi konflik yang ada dapat diantisipasi, dikelola dan dieliminir. Demikian diungkapkan Kapolres Rohil AKBP Tonny Hermawan R SIK dalam amanat tertulisnya, Rabu (3/7). Dikatakan, selain terkait permasalahan Pemilukada, kejahatan konvensional khususnya masalah curat, curas dan narkoba perlu menjadi perhatian bersama. ‘’Upaya penegakan hukum harus mampu menciptakan efek jera, sehingga bisa menekan angka gangguan Kamtibmas,’’ katanya. Khusus untuk kejahatan narkoba, lanjut Tonny, selain
karan pada saat membuka lahan,’’ jelasanya. penegakan huMenurut Kakum, perlu diperpolres, Polda Risiapkan sarana au dan jajaranya dan prasarana retelah melakukan habilitasi, karena upaya penyidipara pecandu narkan yang hingga koba di samping saat ini sudah sebagai tersangka menetapkan 23 juga merupakan orang tersangka korban yang haKarhutla. rus mendapat per‘’Khusus di jalakuan khusus. jaran Polres Rohil ‘’Untuk dapat TONNY HERMAWAN saja sudah 11 ormenghilangkan ketergan- ang, dan seluruh tersangka tungan dari narkoba, penyia- Karhutla tersebut, akan dipan sarana dan prasaran proses sesuai hukum yang tersebut perlu mendapat du- berlaku,’’ ujar Tonny.pr14 kungan dari segenap stakeholder dan instansi terkait, baik di tingkat provinsi maDIJUAL CEPAT upun kabupaten,’’ katanya. Di samping itu, tambah Di Jual Cepat Dua Tapak Ruko, Tonny, masalah yang tidak Terletak di Jalan Sungai Garam, akalah penting adalah perma- Di Samping cuci Motor Salju, salahan karhutla yang baru Persis Di Belakang Pasar Pelita, saja terjadi. ‘’Penanganan Kota Bagansiapiapi. Satu Tapak secara komprehensif, baik dari Ukuran 4 M X 10 M. Harga Nego instansi pemerintah maupun elemen masyarakat harus Tampa Melalui Perantara. terus dilakukan secara simulYang Berminat Hubungi : tan dan berkesinambungan, Tiar HP 085217583647 sehingga akan timbul kesadaran alami masyarakat unKABAR GEMBIRA tuk tidak melakukan pembaKami Menyediakan Armada Kapal /Boat untuk memancing ke Pulau Jemur dan sekitarnya. Alamat : Jl. Karya Bagansiapi 0813-7153 4507 /08526557 2011 /0823-8974 5677
ILHAM IKAN MENJUAL IKAN : Patin, Mas, Nila, Lele dan Ayam Potong Menerima Pesanan Alamat : Jl. Lintas Riau Sumut Ujung Tanjung Kamboja ROHIL HP. 0813 7811 5706 HP. 0823 8959 8087
RIFA CATERING
DIJUAL RUKO
Menerima catering sambal rantangan Rumah Tangga dan Anak Kost. Menu Tiap hari bervariasi, harga dapat disesuaikan dengan Budget Anda. Juga menerima Pesanan acara-acara Resmi dan Selamatan.
Dijual cepat Ruko 3 pintu, alamat Jl. Lintas Riau KM 25 Balam Sempurna
Hubungi :Jl. Siak Ujung No. 2 B Bagansiapiapi Hp. 0812 75 817 237
Hubungi : Ibu Lina 0852-72535142 Bpk. Didik Sulaiman HP. 0852-74733802 Bpk. Heri 0813-7585 5916
DODI
Ketua MUI Rohil, Drs H Wan Achmad Syaiful MSi mengukuhkan pengurus MUI Kecamatan Tanahputih Tanjungmelawan, Selasa.
Pengurus MUI Kecamatan Dilantik BAGANSIAPIAPI — Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kecamatan Batuhampar, Tanahputih Tanjungmelawan dan Tanahputih masa khidmat 2013 - 2018, Selasa (2/7) dilantik. Pelantikan dilakukan langsung oleh Ketua MUI Rohil, Drs H Wan Achmad Syaiful MSi di kecamatan masing-masing. ‘’Kita upayakan membentuk MUI di semua kecamatan di Rohil secara bertahap. Baru-baru ini pengurus MUI tiga kecamatan sudah dilantik,’’ kata Ketua MUI Rohil Drs H Wan Achmad Syaiful MSi, Selasa (2/7).
Wan berharap para pengurus kecamatan yang telah dikukuhkan dapat melaksanakan tugas sesuai dengan fungsinya. Para pengurus MUI diminta aktif dan ikut berperan dalam melakukan pembinaan kepada masyarakat. Untuk Kecamatan Tanah Putih, pelantikan pengurus MUI dilaksanakan di aula kantor camat, Selasa (2/7) lalu. Jumlah pengurus yang dilantik sebanyak 40 orang, dengan ketua umum Dedi Syafri SAg dan Sekretaris Edi Supriadi. Dalam sambutannya Ketua MUI Rohil meminta agar para pengurus MUI
yang baru dilantik bersungguh-sungguh, karena MUI sebagai wadah penyampai fatwa dan pembinaan umat. Ketua MUI Tanah Putih, Dedi Syafri SAg dalam sambutannya mengatakan akan berupaya bekerja sesuai aturan agama dan membantu menyelesaikan segala permasalahan yang terjadi di Kecamatan Tanah Putih sesuai ajaran agama Islam ‘’Saya berharap kepada pengurus dapat bekerjasama untuk keselamatan umat Islam, khususnya di Kecamatan Tanah Putih ini,’’ katany.pr10/pr14
UD. BANDAR JAYA Dalam persaingan GLOBALISASI kami menawarkan program pelatihan/pembelajaran praktek langsung untuk ketrampilan dalam membantu kebutuhan rumah tangga seperti : 1. CARA MEMBUAT SABUN CAIR #CARA MEMBUAT SABUN CREAM EKONOMI # SOFTENER Pelatihan langsung dengan biaya terjangkau apabila Bapak/Ibu berminat Hub : HP. 085376581818 Perwakilan : 1. B.Batu paket B Bpk.Pratolo Hp.085272493622 2. Balam km 5 Bpk.H.Baser Hp.082172681470 3. Kubu Ibu.Agustinawita Hp.081268585611/ Bpk.R.Hasibuan Hp.081371997342 4. Siarang2 Pujud Bpk.Pargino Hp.085356242456 5. Simp.Benar Bpk.Ustadz.R.Amin Naufalo Hp. 085225671013 6. Karya mukti Bpk.Enden dedi masudi Hp.085365764596 7. Blok A Mukti jaya Bpk.Sunarto Hp.081378524958 8. Tanah merah Bpk.Darmanto Hp.085334479999 Hormat kami UD.BANDAR JAYA
SYAF COMPUTER TANAH MERAH Menyediakan : Kursus Komputer, Rental Komputer, Service Komputer, I n t e r n e t , F o t o C o p y, L a m i n a t ing, Cetak Photo dan Menjual ATK, dll. Hubungi : HP. 0812-7543 3176 Jl. Lintas Baa Tanah Merah Email :syafricom@yahoo.co.id
DIJUAL TANAH
MEDIA SHOOTING
DIJUAL TANAH & BANGUNAN
Dijual sebidang tanah 20 x 40 M, lokasi Jl. Lintas Baa Ta n a h M e r a h d a n K e b u n Sawit 5 Ha, lokasi Paret LepiTanah Putih
MELAYANI :
Dijual cepat sebidang tanah dan Bangunan, SHM, seluas 1.854 M2, Alamat Jl. Lintas Bagansiapiapi - Teluk Pulau Hilir. Tersedia Fasilitas Usaha Air Isi Ulang Hubungi : HP. 0813-7140 3288 /0853-56515260
Peminat serius hubungi : HP. 0853-64711442
DIJUAL CEPAT SEBIDANG TANAH Uk. 10 X 17 M, lokasi Jl. Seiya samping Jembatan Suhup Bangun Punak Bagansiapiapi, harga Rp7 juta (nego). Hubungi : HP. 0853 6579 2880
VIDEO SHOOTING, FOTO DIGITAL, CAT UNDANGAN, DLL. ALAMAT : JL. RA.KARTINI BAGAN BATU HUB : 0852-6547 7499
NUTRISI TERBAIK DUNIA Menurunkan / Menaikkan berat badan + Sehat dengan Nutrisi terbaik Dunia sudah 33 tahun Resmi di 89 Negara Aman untuk semua umur Hubungi : Falen HP.0852-6546 2623
KABAR GEMBIRA
Pusat Grosir dan Eceran Aneka Baju Tidur Batik dan Katun Khas Bagansiapiapi dengan Harga Murah Menerima Kiriman Paket Jl. Perniagaan No. 55 B Hubungi : 0813 6510 6122 / 0852 7494 8199
Bisnis Simple & Menyenangkan Peluang penghasilan 3 - 5 Juta/bln.Usia Minimal 18 tahun Info jadwal breafing&Interview Hubungi : Hefa HP.0852-7804 5620
PELUANG BISNIS
Telah dibuka Pekan/Pasar belanja, tempat strategis, simpang tiga antar desa Belingkar Sei.Meranti dan Meranti Darussalam.Buka Pekan setiap hari Selasa.Kunjungi dan Ramaikan Hub : 0852-7830 4471 Karmin atau 0853-7142 2001 Ponimen HUBUNGI SEGERA
TOKO METT A METTA
PELUANG USAHA
“SALSA KIDS” Produsen pakaian anak dan remaja Muslim berkualitas th 2013 mencari agen untuk NUTRISI SEHAT SOLUSI TEPAT UNTUK : 1. MENURUNKAN BERAT BADAN (Faktor Keturunan, Konsumsi Makanan Yang Berlemak, Setelah Melahirkan, Pola Makan Yang sangat buruk, perut buncit, mengecilkan paha, menghilangkan selulit) 2. MENAIKKAN BERAT BADAN (Faktor Genetika/ Keturunan, Pencernaan Tidak Sehat, Kurangnya Asupan Gizi) 3. MEMPERTAHANKAN BERAT BADAN IDEAL 4.PEMBERSIHAN RACUN KIMIA SEBAGAI DETOKSI FIKASI 5. MEMBANTU PENYEMBUHAN PENYAKIT DAN MENJAGA KESEHATAN - Makanan kesehatan bagi penderita Diabetes, kolesterol, Darah tinggi, Vertigo, jantung, dll - Makanan pelengkap bagi anak usia diatas 6 bulan - Membantu proses penyembuhan seperti maag, asma migren, kolesterol, radang sendi, dll ) 6. NUTRISI IBU HAMIL SERTA MENYUSUI. 7. PENHASILAN TAMBAHAN
ANDA INGIN SEHAT ? HUBUNGI ANIKUA 085265113506 atau MAMPIR KE PURI CLUB " E - ZONE " PASAR PELITA LANTAI 3 BAGANSIAPIAPI KEC, BANGKO KAB. ROKAN HILIR
daerah
Kabupaten Rokan Hilir & Rokan Hulu Berminat hubungi : Manager 0852-7121 7621
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
Kubu-Bangko Pusako
KAMIS, 4 JULI 2013
Kubu - Kubu Babussalam - Bangko Pusako
7
Prajurit Kostrad Padamkan Titik Api di Teluk Bano hilang,’’ ujar Kapten Deden. Laporan: Menurutnya, api yang beINDRA JUMAWAN rada di daerah tersebut cukup Bangko Pusako SATU Kompi Pasukan Kostrad Yonif 0303 Setia Sampai Mati Garut diturunkan di lokasi kebakaran lahan dan hutan (Karhutla), Teluk Bano I, Bangko Pusako. Sebanyak 100 orang pasukan TNI khusus diturunkan untuk melakukan pemadaman titik api yang ada di daerah tersebut. Posisi Posko Karhutla Koramil PWK 17/ RM terletak tepat di Dusun Harapan Jaya, Kelompok Tani, tugas pokok pasukan ini guna memadamkan titik api. Dan SSK II Kapten Deden Ganjar Maulana ketika dikonfirmasi Posmetro Rohil di lapangan mengatakan, pemadaman api akan dilakukan hingga selesai, setelah semua titik api tidak mengeluarkan api lagi baru semua pasukan dipulangkan. ‘’Hampir sepekan sudah kita di sini, mudah-mudahan seluruh titik api yang ada di sini padam. Kita akan bertahan hingga api benar-benar
membahayakan, karena posisi api sudah mendekati pemukiman masyarakat. Untuk itu perlu kerja keras mencari titik api yang masih menyala di sana. Dilanjutkan Kapten Deden, tugas utama pasukan guna memadamkan titik api yang masih membara, setelah itu tidak dipastikan akan kembali dalam waktu dekat. Sesuai tuga yang diembankan kepada pasukan adalah memberikan apa yang seharusnya diberi. Karena sifatnya dari rakyat dan dikembalikan untuk rakyat. ‘’Pasukan Setia Sampai Mati ini diturunkan di lokasi Desa Kelompok Tani, mungkin dalam waktu dekat kita akan kembali ke Garut, Jawa Barat (Jabar), saat ini kita terus gencar mencari titik api yang ada di tengah hutan, dengan menggunakan pompa serpih api yang masih tersisa berupaya kita padamkan, hingga benar-benar tidak ada asap lagi,’’ tukas Kapten Deden.***
L ENSA FOTO
INDRA
Pembangunan lajur dua Jalan Lintas Utama Rimba Melintang-Bagansiapiapi hingga saat ini masih digesa pengerjaannya.
Tower Telekomunikasi Perjelas Sinyal Telepon Genggam
INDRA
Posko Tim Pemenangan Annas Maamun di Bangko Kanan siap menampung aspirasi masyarakat untuk mendukung sepenuh hati.
PEKAITAN —Tower Telekomunikasi yang dibangun oleh Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informasi (Dishubkominfo) Rohil, di Kepenghuluan Suak Air Hitam, Pekaitan saat ini sudah dapat dirasakan dampak jaringan yang selama ini kurang bagus menjadi baik. Bahkan, fungsi dari alat pemancar jaringan tersebut dapat dinikmati masyarakat dengan baik. Datuk Penghulu Suak Air Hitam, Edi Hasan kepada Posmetro Rohil mengatakan, sejak Tower Telekomunikasi
dibangun, kata Edi, manfaatnya sudah dirasakan. Sebelumnya jaringan komunikasi melalui telepon genggam memang sangat sulit dijangkau, meski sudah berada di lokasi dataran tinggi juga sulit ditembus jaringan, bahkan hubungan komunikasi sering putusputus. ‘’Sekarang sudah enak, jaringan mulai membaik setelah dibangunnya tower di sini. Alhamdulillah, tidak ada hambatan lagi dalam berkomunikasi melalui jarak jauh ini,’’ katanya. Menurutnya, pemerintah
TNI dan Penghulu Gelar Sunatan Massal BANGKOPUSAKO —Dalam rangka menjalankan tugas untuk memadamkan api, TNI Kostrad yang bekerja sama dengan pihak Kepenghuluan Teluk Bano I dibantu Tim Medis Puskesmas Bangko Kanan juga menggelar kegiatan Bakti Sosial (Baksos). Sunatan massal terhadap anak-anak yang ada di Dusun Harapan Jaya, Teluk Bano I, Bangko Pusako dilakukan guna mempererat silaturahmi kepada masyarakat setempat. Camat Bangko Pusako Sukardi SP, merespon baik kegiatan tersebut, bahkan hal itu dilakukan sesuai sasaran kepada masyarakat kurang
mampu. Karena kegiatan tersebut dapat dilakukan sewaktu, sehingga dirinya mengucapkan terima kasih banyak dengan adanya wujud sosial atau kepedulian masyarakat. ‘’Terima kasih, dengan ini semua pihak bisa bekerja sama yang baik. Masyarakat begitu antusias mengikuti kegiatan ini, dengan adanya ada Baksos di daerah itu,’’ kata Sukardi SP. Sementara itu, Datuk Penghulu Teluk Bano I Norman kepada Posmetro Rohil mengatakan, pihak Kostrad dan bekerja sama dengan UPTD Puskesmas dan kepenghuluan untuk menggelar acara
SUKARDI SP
sunatan massal. Kegiatan tersebut dilakukan disela-sela pemadaman titik api yang ada di wilayah Kepenghuluan Teluk Bano I. ‘’Medisnya dari Puskesmas Bangko Kanan. Selain itu juga
bekerja sama dengan Persit dr Mustika, semoga ini bisa membantu masyarakat,’’ ungkap Norman. Kapten Infatri Deden Ganjar Maulana mengatakan, kegiatan pokok dari TNI Kostrad untuk memadamkan titik api. Selain itu, untuk mempererat hubungan dengan masyarakat pihaknya mengadakan Baksos. ‘’Sunatan massal ini kita lakukan supaya lebih dekat dengan masyarakat, sebanyak 35 orang anak yang ikut dilakukan sunatan. Hal ini dilakukan juga bekerja sama dengan Puskesmas, Aparat kewilayahan setempat,’’ tandas pungkas Deden. mg6
KWT Sei Manasip Terus Galakkan MKRPL BANGKOPUSAKO —Kelompok Wanita Tani (KWT), Kepenghuluan Sei Manasip, Bangko Pusako, yang terdiri dari dua kelompok, yakni KWT Mina Mawar dan KWT Rukun Makmur kini terus menggalakkan program pemerintah pusat yang ditembuskan oleh setiap KTNA yang ada di daerah. Tiap kelompok mendapat berbagai peralatan pengembangan program, sehingga ada kesempatan bagi para ibu untuk lebih meluaskan kawasan ini. Ketua Kelompok Wanita Tani Mina Mawar, Sumini kepada Posmetro Rohil, Senin (1/ 7) mengatakan, kelompok yang telah lama berdiri di desa itu kini berkembang pesat, anggota kelompok yang ada sebanyak 40 orang. Ada dua KWT yang berkembang di sana, berarti ada sebanyak 80 anggota para wanita tani yang kini telah berhasil mengembangkan program MKRPL tersebut. ‘’Kini sudah ada dua kelompok, sebanyak 80 orang anggota dari dua kelompok itu, bahkan saat ini terus bertambah jumlah pembudibaya tanaman sayuran ini. Namun, penambahan anggota belum termasuk dalam data lama, kalau bisa program ini dapat memberi penghasilan bagi rumah tangga,’’ ungkap Sumini. Upaya pengembangan program MKRPL, ternyata mendapat apresiasi dari Pemerintah Pusat, maupun ka-
bupaten. Dengan memberikan berbagai jenis perlengkapan tanaman, mulai dari benih sayuran, polybag, penyiram (gembor,red), pupuk, dan peralatan lainnya. Dirinya menyebutkan, bantuan yang diterima akan dikembangkan sepenuhnya, dan akan menjalankan amanah sebaik-baiknya. ‘’Kami siap menjalankan amanah dari pemerintah ini,
namun kami masih membutuhkan pangsa pasar yang bisa memberikan penambahan penghasilan,’’ ujarnya. Sementara itu, dikatakan Ketua Penggurus KWT Masri, kegiatan ini di khususkan memang untuk para ibu rumah tangga, namun hal ini sudah berkembang dengan baik di daerah ini. Harapannya Kepenghuluan Sei Manasip bisa menjadi desa per-
contohan bagi daerah-daerah lainnya. Dirinya menyebutkan, MKRPL yang kini sudah menjadi dua kelompok dan memiliki banyak anggota, bahkan kedepannya jumlah anggota akan terus bertambah, sebut Masri, kelompok ini sudah dikembangkan sebaik mungkin dengan dua tenaga PPL pembimbing yang selalu aktif. mg6
memang tepat meletakkan suatu bangunan pada tempatnya. Soalnya, banyak yang dibutuhkan masyarakat itu adalah pembangunan yang bisa dimanfaatkan, bukan berarti pembangunan yang hanya semata sebagai hiasan saja. Namun ada manfaat dan kegunaannya untuk masyarakat banyak, sehingga bangunan yang menelan biaya besar bisa dirasakan fungsi dari bangunan tersebut. Dipaparkan Edi, mulai tahun 2013 sudah tampak pembangunan untuk dae-
rah yang boleh dikatakan terisolir seperti desa tersebut, namun dua atau tiga tahun seterusnya daerah itu bakal menjadi kota besar, bahkan melebih daerah lain yang sudah berkembang lebih dulu. Karena, aset pembangunan dan investor sudah banyak di sana. Dimana berdampak pada perekonomian masyarkat yang makim membaik. Oleh karena itu, dengan membaiknya perekonomian di daerah ujung Kecamatan Pekaitan tersebut bisa mensejahterakan
masyarakat. ‘’Daerah ini bakal jauh lebih berkembang, seperti jaringan telekomunikasi saja sudah ada, jembatan penyeberangan kota sudah dibangun dan sebentar lagi selesai. Bahkan berbagai investor asing juga sudah masuk. Daerah ini dua tiga tahun lagi seperti disulap menjadi kampung yang maju. Kepada masyarakat, mari kita dukung selalu pembangunan yang ada, supaya lebih cepat daerah kita ini berkembangnya,’’ kata Datuk Penghulu Suak Air Hitam Edi Hasan. mg6
HIMBAUAN KEPALA DINAS KEHUTANAN KABUPATEN ROKAN HILIR DALAM RANGKA LARANGAN MEMBAKAR HUTAN DAN LAHAN 1. Dasar : Undang – Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan. 2. Sebagai Antisipasi terjadinya kebakaran Hutan dan Lahan yang mengakibatkan kabut asap , mengganggu Transportasi dan mengganggu Kesehatan , dihimbau kepada seluruh warga Masyarakat Kab. Rokan Hilir untuk tidak membakar hutan dan lahan. Pelanggaran terhadap pembakaran hutan dan lahan diancam pidana sebagai berikut : a. Barang siapa dengan sengaja melakukan pembakaran hutan dan lahan dapat diancam pidana penjara paling lama 15 Tahun sebagaimana dimaksud dalam pasal 187 KUHP. b. Barang siapa dengan sengaja membakar hutan diancam dengan pidana penjara paling lama 15 Tahun dan denda paling banyak Rp 5.000.000.000,- ( Lima Milyar Rupiah ) sebagaimana dimaksud dalam pasal 50 ayat ( 3 ) huruf d Undang – Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang kehutanan. c . Barang siapa yang secara melawan hukum dengan sengaja melakukan perbuatan yang mengakibatkan pencemaran dan/ atau kerusakan lingkungan hidup diancam dengan pidana penjara paling lama 10 (sepuluh) Tahun dan denda paling banyak Rp. 500.000.000,- (lima Ratus Juta Rupiah) sebagaimana dimaksud dalam pasal 41 ayat ( 1 ) Undang – Undang Nomor 23 Tahun 1997 tentang Pengelolaan Lingkungan Hidup. d. Setiap pelaku usaha perkebunan dilarang membuka dan/ atau mengolah lahan dengan cara pembakaran yang berakibat terjadinya pencemaran dan kerusakan fungsi / Lingkungan Hidup diancam dengan pidana penjara paling lama 10 ( sepuluh ) Tahun dan denda paling banyak Rp. 10.000.000.000,- (Sepuluh Milyar Rupiah ) sebagaimana dimaksud dalam pasal 26 Undang – Undang Nomor 81 Tahun 2004 tentang Perkebunan. 3. Demikian himbauan ini kami sampaikan kiranya dapat dilaksanakan dan dipatuhi sebagaimana mestinya.
Dikeluarkan di Pada tangga
: Bagansiapiapi : 17 Juni 2013 DINAS KEHUTANAN KABUPATEN ROKAN HILIR Ttd Drs. Suandi Kepala Dinas
Burhanudin S.Hut. M.Sc Kabid THRL
8
Legislatif
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
KAMIS, 4 JULI 2013
Inforial DPRD Kab. Rokan Hilir
i
DPRD Minta Salon dan Karaoke Ditertibkan Laporan:
bulan suci Ramadan 1434 Hijrian
Agar lebih efektif, hendaknya
DODI DEVIRA yang akan kita lakukan di Rohil,’’ camat berkordinasi dengan keBagansiapiapi ungkap politisi PPP kepada Pos- penghuluan setempat.
DODI
Ketua DPRD Rohil Nasrudin Hasan ketika mengikuti kegiatan Gerak Jalan Santai dalam rangka memperingati Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) tahun 2013 di Bagansiapiapi.
Disperindag Harus Jamin Tak Ada Spekulan Pasar BAGANSIAPIAPI— DPRD Rokan Hilir meminta Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Rokan Hilir, harus menjamin memasuki bulan Ramadan tak ada pembatasan pasokan kebutuhan masyarakat atau spekulan. Oleh karena itu, Disperindag jauh-jauh hari dapat mengantisipasi jika terjadinya spekulan. ‘’Tugas kita hanya mengawasi apabila ada spekulan pasar yang memanfaatkan momen puasa ini. Memang, sampai sejauh ini belum ada satupun menerima keluhan dari masyarakat. Artinya, tidak ada
terjadi spekulan di pasar,’’ ujar anggota DPRD Rokan Hilir Riyadi SH kepada Posmetro Rohil di Bagansiapiapi, Rabu (3/7) kemarin. Riyadi mengatakan bahwa secara global memang belum ada pembatasan pasokan barang kebutuhan pokok kepada masyarakat. Bahan kebutuhan masyarakat masih banyak tersedia selama Ramadan dan hingga mencapai satu bulan kedepan. Ketersedian barang kebutuhan pokok ini untuk dapat menghindari terjadinya kelangkaan atau aksi para spekulan. Kendati belum menerima penga-
duan dari masyarakat, diharapkan Disperindag tetap melakukan pengawasan terhadap pasar. Salah satunya mengawasi dari dekat apabila terjadi spekulan di pasaran. Sehingga hal ini dilakukan untuk mencegah penimbunan barang kebutuhan pokok. Selain itu, Disperindag pengawasan juga harus dipantau kondisi harga dan ketersedian barang kebutuhan juga harus diawasi dengan seksama. Peran serta dinas-dinas terkait sangat diharap-harapkan. Sehingga kelak, jika ada terjadi spekulan dan langsung memberikan informasi.pr10
MENJELANG bulan suci Ramadan, anggota Komisi I DPRD Rokan Hilir H Bachid Madjid meminta kepada seluruh camat yang ada di 15 kecamatan untuk dapat memantau seluruh wilayah tugasnya masing-masing. Pasalnya, pemerintah berencana melakukan penertiban warung remang-remang yang berada di sepanjang jalan lintas di tiap kecamatan jelang Ramadan. ‘’Kita (DPRD, red) minta agar dilakukan penertiban terhadap warung remang-remang yang banyak berada di sepanjang jalan lintas. Di antaranya di Kecamatan Bagansinembah, Pujud dan Rimba Melintang. Penertiban ini dilakukan dalam menyambut
metro Rohil di Bagansiapiapi, Rabu (3/7) kemarin. Menurut H Akip, bahwa dalam melakukan upaya penertiban, camat dapat diminta untuk melakukan koordinasi dengan aparat kepenghuluan setempat dan pihak kepolisian. Dengan demikian, program yang dilaksanakan dengan tepat dan berhasil. Selain itu, H Akip juga meminta, agar seluruh lapisan masyarakat untuk dapat turut membantu dengan memberikan informasi tentang adanya keberadaan warung remang-remang tersebut. Sebab, dikhawatirkan dapat mengganggu umat Muslim dalam menjalankan ibadah puasa Ramadan yang akan dilaksanakan dalam bulan Juli ini.
Jadi, daerah-daerah rawan dapat ditelusuri secara tepat. Kepada pemilik hendaknya diberikan pemahaman dan pengertian untuk menutup usahanya selama menyambut bulan puasa. Dia menambahkan, rencana penertiban untuk menghindari penyakit masyarakat (Pekat) bertujuan agar ibadah puasa yang dilaksanakan oleh seluruh umat Muslim di Rohil dapat lebih khusus. Di sisi lain, Kabupaten Rohil memiliki cakupan wilayah cukup luas, terutama di daerah-daerah perbatasan yang rentan terhadap usaha salah satunya warung remang-remang yang dengan mudah bisa didirikan di pinggir jalan. Seperti halnya jalan lintas yang banyak dilintasi masyarakat.***
Dephut Agar Berperan Amankan Hutan di Rohil KETUA Komisi I DPRD Rohil Dedi Humadi menekankan, Departemen Kehutanan (Dephut) RI memiliki peran penting dalam mengamankan kawasan hutan di Rokan Hilir. Setakat ini kondisi hutan di Rohil terbilang parah. Oleh karena itu, Dephut harus memiliki upaya nyata menindak permasalahan hutan ini. ‘’Kita sangat bangga punya Pulau Berkey yang sangat luas. Bukan hanya permasalahan Pulau Berkey saja dibahas. Seharusnya apa yang terjadi
di Rohil tentang kawasan hutan yang sudah porak-poranda harus disikapi secara bijaksana,’’ ujar politisi Golkar kepada Posmetro Rohil di Bagansiapiapi, Rabu (3/7). Dedi menguraikan, bahwa jangan dulu berbicara tentang trayek batas kawasan hutan Cagar Alam Pulau Berkey. Barang tentu harus ada solusi berkesinambungan mengatasi permasalahan hutan di Rohil. Pada dasarnya hutan di Rohil dijarah oleh orang
perorangan. Ini sebagai masukan dengan kondisi hutan di Rohil. DPRD sama sekali tidak ingin hutan hilang di Rohil. Dan hal ini akan menjadi beban daerah tentunya. ‘’Semuanya harus ada upaya nyata Departemen Kehutanan. Kalau memang Pulau Berkey dijadikan sebagai kawasan cagar alam, tentunya harus ada alokasi dana dalam mengawasi kawasan cagar alam Pulau Berkey ini,’’ pungkasnya.pr10
Nasional Selingkuhi Empat Perempuan, Hakim Acep Diberhentikan HAKIM Acep Sugiana tertunduk pasrah. Dia hanya bisa memainkan jemarinya di bawah meja sambil mendengarkan ketua Majelis Kehormatan Hakim (MKH) Suparman Marzuki membacakan putusan. "Majelis Kehormatan Hakim berpendapat hakim terlapor telah terbukti melanggar keputusan bersam Mahkamah Agung (MA) dan Komisi Yudisial (KY) tentang kode etik dan perilaku hakim," kata Suparman. Ucapan Suparman mengHONDA
Dijual Cepat Mobil CRV Tahun 2005, Matik 2400cc, Ban Baru, TV DVD, Plat Crom, Kondisi 90 persen, Plat Nomor Cantik, Harga Nego, Mobil Di Ujungtanjung. Hub : 08127591170 RUMAH
Dijual rumah di Jalan Kartini, Pekanbaru, dekat kantor Gubernur Riau, tengah kota Pekanbaru, luas tanah 584 m bangunan lantai II luasnya 400 m. Hub : 081280735710 atau 087884248146.
gema di ruang Wiryono, Gedung MA, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Rabu (3/7). "Majelis kehormatan hakim telah bermusyawarah dan mencapai kemufakatan, menjatuh hukuman disiplin. Menyatakan terlapor ter-
bukti melanggar kode etik dan perilaku hakim, melakukan pemberhentian tetap dengan hak pensiun, dan pemberhentian dilakukan dengan hormat," tambah Suparman. Vonis ini setapak lebih ringan dari ancaman terberat
yaitu diberhentikan secara tidak hormat dari profesinya. Tapi melalui pembelaannya terhadap laporan selingkuhi
4 wanita, majelis kehormatan memberikan vonis lebih ringan. Usai mendapatkan vonis
dari 7 majelis kehormatan, hakim Acep langsung berdiri menghampiri para majelis. Sempat bersalaman dengan
sekretaris sidang, hakim Acep ternyata menghindari kejaran awak media melalui pintu belakang.dtc
Sambungan
Posmetro Rohil
KAMIS, 4 JULI 2013
Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
Ribuan Rumah Rubuh, Suasana pun Mencekam
Korban Tewas Gempa Aceh Jadi 24 Orang
TAKENGON--Duka mendalam dialami ribuan masyarakat Takengon dan Kabupaten Bener Meriah, Aceh, menyusul gempa menghentak dua kabupaten di dataran tinggi Gayo. Seribuan rumah hancur, tempat ibadah rubuh, jalan tertutup longsor dan aspal retak sampai sepanjang 50 meter dengan kedalaman mencapai 3 meter. Wartawan Rakyat Aceh (Grup Posmetro Rohil), Idris Bendung yang kebetulan berada di kabupaten berhawa sejuk itu, melaporkan di awal gempa, Selasa sekira pukul 14.37 wib, sempat membuat kendaraan roda empat yang menuju Takengon, oleng. Mau tak mau semua mobil harus menghentikan laju kenderaannya guna menghindari jatuh ke jurang. Tidak itu saja, puluhan kenderaan pun dengan cepat menghindar di tepian bukit terjal agar tidak tertimpa tanah longsor. Panik dan pekikan warga histeris di sisi jalan raya, membuat suasana kian mencekam. Hanya selang per sekian detik saja, abu bercampu pasir berterbangan karena berasal dari rumah warga di tepi jalan Simpang Teritit, Kabupaten Bener Meriah, pada roboh. Tiang-tiang antena parabola yang dipancang di atas tanah depan rumah, juga nyungsep ke tanah. Tanpa memperdulikan harta benda lagi, warga pun berhamburan ke luar rumah mencari tempat datar dan jauh dari bukit. Gempa kedua yang cukup menambah ketakutan terjadi sekira pukul 21.00 WIB. Kekuatan gempa dibarengi suara gemuruh kali inilah yang menambah jumlah rumah rusak. Kemudian ditambah lagi, Rabu dini hari sekira pukul 03.00 WIB. Seperti disampaikan Sugiarto warga Desa Pilar, Kecamatan Bies, Takengon, Kabupaten Aceh Tengah, kepada watawan Rakyat Aceh yang melakukan pantauan, Rabu pagi sekira pukul 07.00 WIB. Rumah-rumah warga yang bermukim di atas perbukitan pada hancur. Tempat ibadah juga mengalami hal serupa. Isak tangis pemilik rumah yang sebelumnya sempat mengungsi cukup histeris. Gempa, listrik padam dan hujan gerimis, cukup menambah trauma masyarakat di Takengon dan Lampahan, Kabupaten Bener Meriah. Terlebih lagi, bagi yang bermukim di kawasan perbukitan seperti di Kecamatan Angkop, Meunje, Ketol dan Bies. Isak tangis anak-anak pun memecahkan kesunyian malam, setiap terjadi gempa susulan. Langkah mencari lapangan luas untuk berkumpul bersama tetangga senasib sepenanggungan harus ditempuh guna menghindari tertimpa bangunan dan longsor. Udara sejuk pun tak mampu dilawan kendati api “unggun” yang menemani warga di sisi tenda berdiri. Baik itu di depan rumah maupun lapangan volly. Sementara warga yang memiliki halaman luas, langsung memasang seadanya bersama anak keluarga. Tidak hanya itu, pengungsian mendadak Selasa malam hingga Rabu pagi pun sampai ke lokasi Lapangan Pacu Kuda, Blang Bebangka. Begitu pula terlihat tenda di halaman Kodim, Kota Takengon dan Halaman Kantor Bupati Aceh Tengah. Baru menjelang terlihat matahari warga kembali ke rumah. Jumlah korban akibat musibah gempa hingga Rabu kemarin, terus bertambah. Jumlah pun mencapai angka 1.500-an. Sampai-sampai RSU Datu Beru, Takengon, hingga pukul 12.05 WIB, Rabu menerima pasien korban gempa 95 orang. Itu data yang diperoleh Rakyat Aceh, dari petugas UGD setempat. Melihat kondisi ini terpaksa dilakukan pasien rawat di tenda dan jalan menuju ruang sal. Sebab, beberapa korban dari kecamatan pun terpaksa dievakuasi ke RSU Datu Beru, Takengon. Puluhan mahasiswa mencoba mengajak masyarakat pengguna jalan raya di Kota Tangengon, untuk memberikan sumbangan. Dengan memanfaatkan persimpangan jalan, calon intelektual muda ini, sambil membawa kotak mie instan mengajak warga memberikan uang ala kadarnya.jpnn
Dicolek Pemabuk dari hal.1 Berdasarkan informasi, kericuhan bermula saat Fatin akan meninggalkan panggung. Lantaran banyaknya penonton dan fans, evakuasi Fatin ke mobil berjalan alot. Saat itulah, seorang pemuda iseng melakukan tindakan kurang terpuji dengan berusaha mencolek penyanyi berusia remaja itu. Di tempat bersamaan, acara deklarasi bakal calon bupati dan wakil bupati Polman periode 2013-2018 itu juga diwarnai kericuhan sejak awal. Massa terlibat aksi saling lempar botor air mineral. Selain minimnya fasilitas keselamatan, deklarasi itu tidak ditunjang dengan penyediaan mobil damkar. Ini dilakukan untuk menenangkan massa yang memanas. Padahal tak kurang dari 5.000 orang memadati lapangan itu. dtc
Bupati: Pejabat Jangan Hanya di Belakang Meja dari hal.1 sering turun ke masyarakat dibandingkan duduk di kantor karena banyak sekali manfaat jika turun ke bawah mendengar keluhan atau masukan dari masyarakat. ‘’Pejabat harus turun ke lapangan bukan hanya memantau dan duduk-duduk saja dari kantor. Kalau saya tak usah dicari di kantor, karena hampir setiap hari saya turun ke lapangan menemui masyarakat terutama mendengar langsung keluhan dari masyarakat,’’ kata Bupati. Untuk itu H Annas Maamun mengimbau kepada pejabat lain di Rohil untuk membiasakan diri turun ke lapangan agar kinerja bisa maksimal dan lebih menyentuh ke masyarakat. ‘’Kita angkat mereka kepala dinas karena menganggap kinerja mereka bagus dan hal itu harus dibuktikan dengan praktek langsung di lapangan yang langsung dirasakan masyarakata,’’ tegas Bupati. Bupati menerangkan, ia mengangkat seseorang menjadi kepala dinas penuh perhitungan dan penilaian terhadap kinerjanya. Jika orang itu kinerjanya baik dan sering turun ke lapangan akan dipertahankan bahkan bila perlu dipromosikan tetapi jika sebaliknya, ada kepala dinas yang hanya beberapa minggu saja menjadi Kadis lalu diganti dengan orang lain karena kinerja yang kurang bagus. ‘’Saya jujur saja mutasi yang dilakukan bahkan kadang baru beberapa hari menjabat Kadis sudah langsung diganti karena kinerja yang kurang bagus,’’ ujar bupati. Amanat yang diberikan, lanjut bupati hendaknya bisa dimanfaatkan sebaik mungkin dengan terobosan kinerja yang bagus sehingga masyarakat senang. ‘’Kita dipercaya masyarakat sebagai pemimpin tentu karena berharap masyarakat diperhatikan makanya jangan sampai masyarakat kecewa dan cuma makian yang didapat makanya lebih baik diganti dan mempekerjakan orang yang siap melayani masyarakat bukan dilayani,’’ pungkas bupati.mg4
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
Chairman Presiden Komisaris Wakil Presiden Komisaris Komisaris Direktur Utama Direktur General Manager/ Penanggungjawab Sehari-hari Deputi General Manager Pemimpin Redaksi Pemimpin Perusahaan
: : : : : :
H Rida K Liamsi H Makmur, SE MM Ak Drs Sutrianto Herianto, SE H Yurmalis Khatib, SH Ir Raja Isyam Azwar
: : : :
H Yurmalis Khatib, SH Hidayat Algerie, SE Arief Rahman H Yurmalis Khatib, SH
20 Anak Tertimbun Runtuhan Masjid BANDA ACEH - Diperkirakan masih ada sekitar 20-an anak usia sekolah dasar yang tertimbun di reruntuhan masjid yang roboh di Kecamatan Ketol, Kabupaten Aceh Tengah. Anak-anak itu saat gempa terjadi tengah belajar mengaji di TPA masjid tersebut. "Ada 20-an anak yang tertimbun di masjid di Blang Mancung, Ketol, Aceh Tengah," kata seorang warga, Safrian, Rabu (3/7/2013). Apa yang disampaikan Safrian ini diamini anggota Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) Supriadi yang juga mendapatkan laporan dari petugas kecamatan setempat. "Ada 5 yang berhasil dievakuasi dan sudah meninggal dunia," lanjut Safrian. Saat ini evakuasi masih dilakukan personel TNI, kepolisian, dan Pemkab Aceh Tengah. Belum diketahui apakah anak-anak itu masih ada yang selamat. Korban Tewas Terus Bertambah Korban tewas akibat gempa 6,2 skala richter di Kabupaten Bener Meriah, Aceh, bertambah dua orang lagi. Jasad dua korban baru diangkat dari timbunan longsong di Sukamakmur, Kecamatan Wih Pesam. ‘’Yang korban meninggal di Bener Meriah sekarang menjadi 14 orang,
tasnya alat berat membuat pencarian terpaksa dilakukan secara manual.
INTERNET
Korban gempa Aceh di Desa Lampahan Kabupaten Bener Meriah saat dievakuasi.
bertambah lagi dua orang,’’ kata Wakil Bupati Bener Meriah, Rusli M Saleh, saat dihubungi wartawan dari Banda Aceh, Rabu (3/7) kemarin. Dengan ditemukannya dua korban tersebut berarti seluruh korban tewas meninggal menjadi 24 orang. Sebanyak 10 di antaranya terdapat di Kabupaten Aceh Tengah. Setelah sempat dihentikan sementara, pen-
carian korban gempa di Bener Meriah dilanjutkan pagi tadi. Dua jasad korban ditemukan di reruntuhan bangunan yang tertimpa longsor. “Kedua korban ditemukan sekira pukul 11.00 WIB tadi,’’ sebut Rusli. Pencarian dan pendataan terhadap korban gempa masih terus berlangsung di Bener Meriah. Terba-
Puluhan Sekolah Rusak Ketua PGRI Aceh Ramli Rasyid mengungkapkan saat ini sekitar 23 sekolah di Kecamatan Ketol, Kabupaten Aceh Tengah mengalami kerusakan akibat gempa yang terjadi di wilayah itu. Namun, ia belum dapat memastikan besar kerusakan itu karena komunikasinya dengan sejumlah guru di wilayah itu terputus. “Di sana ada 23 SD, 4 SMP, 1 SMA dan 1 SMK. Terakhir kami dapat informasi banyak yang alami kerusakan. Informasinya simpang siur saat ini jadi nanti setelah kami pulang dari Kongres PGRI baru dapat dipastikan besar kerusakannya,” kata Ramli disela-sela mengikuti Kongres XXI PGRI dan Guru Indonesia 2013 di Jakarta, Rabu, (3/7). Menurut Ramli, daerah Ketol termasuk wilayah yang paling banyak terkena dampak gempa 6,2 skala richter tersebut. 90 persen bangunan yang terbuat dari bahan bangunan, tuturnya, mengalami kerusakan, termasuk sekolah. Hanya yang terbuat dari kayu yang selamat dari kerusakan.dtc/jpnn
10 Tahun Hanya Tergolek Lemas dari hal.1 melihat anak saya cepat sembuh saya diam saja,’’ ujar Sri dengan mata menerawang ketika memberikan keterangan kepada Posmetro Rohil. Sejak mendapat pengobatan di klinik tersebut, kondisi fisik Fajar semakin lemah, setelah berkonsultasi dengan keluarga Ariadi pun membawa Fajar ke Rumah Sakit Umum. Pihak Rumah Sakit dibuat tak kalah heran dengan kondisi Fajar ditambah lagi bekas suntikan infus di kepala bocah ini. Di rumah sakit ini kondisi Fajar tak juga menampakkan akan membaik, bahkan Fajar tidak sadarkan diri selama 16 hari dengan darah hanya
tinggal 3 gram saja. Pihak rumah sakit pun sudah tidak sanggup untuk menyembuhkan penyakit Fajar. ‘’Pak dokternya bilang, harapan hidup anak saya mungkin sudah tipis. Mendengar itu, saya dan ibunya Fajar membawa Fajar pulang, kami sudah ikhlaskan apa yang akan terjadi dengan putera kedua kami ini,’’ ujar Ariadi dengan mata berkaca. Fajar tak kunjung sembuh. Pekerjaan di Siantar kampung halaman Samsul Ariadi pun sulit, sehingga Ariadi pun memboyong keluarga kecilnya merantau ke Kepenghuluan Perkebunan Siarangarang, Kecamatan Pujud. Namun, Tuhan berkata lain, sudah 9 tahun sudah sejak Fajar mengalami demam panas, ia masih
bertahan hidup. Bahkan dokter pernah memvonisnya jangka waktu hidup Fajar hanya 10 tahun. Takdir berkata lain, Fajar tetap bisa menghela nafas sampai saat ini. Tapi sayang, demam panas sepuluh tahun yang lalu telah mereggut masa depan Fajar yang cerah. Seharusnya Fajar sudah berlari dan memakai seragam putih merah dan tertawa ria bermain dengan teman sebayanya. Demam tinggi itu telah menulis dan menentukan kisah hidup Fajar untuk masa depannya. Sekarang Fajar hanya bisa mengerang, hampir seluruh panca indranya tidak bisa dia fungsikan. Hanya mata sebelah kanannya yang hanya bisa me-
wakili dari seluruh panca indranya. Jika sakit hanya air mata yang bisa dia keluarkan tanpa ada satu patah erangan pun yang keluar dari bibirnya begitu juga bila dia merasa senang. ‘’Ya sekarang Fajar hanya bisa terbaring lemah di tempat tidur, untuk makan nasi itu harus digiling halus dan dikasi kecap. Cuma itu yang bisa dimakan anak kami. Mau meneruskan pengobatannya, hidup susah apalagi saya cuma karyawan rendah. Kami hanya bisa berdoa semoga nanti Fajar akan bersinar terang di suatu hari nanti,’’ ungkap Ariadi dengan menghela nafas sembari bersandar di dinding papan rumahnya.mg8
Tarif Angkutan Darat Naik 10 Persen dari hal.1 Harga tiket tujuan Bagansiapiapi-Pekanbaru dengan jenis travel eksekutif sebesar Rp130 ribu yang sebelumnya Rp120 ribu, sementara harga tiket travel jenis ekonomi sebesar Rp120 ribu, sebelumnya harga jenis travel ekonomi Rp100 ribu. A Sinaga menerangkan, kenaikan tarif transportasi darat memang hanya sekitar Rp10 ribu dirasa tidak memberatkan penumpang. Kenaikan harga ongkos travel ini seminggu setelah kenaikan harga BBM beberapa waktu lalu. Menurut salah satu agen travel Bagansiapiapi Ambran yang diwawancarai Posmetro Rohil, Rabu (3/7) mengatakan, kenikan harga tiket angkutan darat di Bagansiapiapi telah berlangsung beberapa hari ini setelah adanya pengumuman kenaikan harga BBM. ‘’Kita naikkan harga karena
memang bahan bakar naik, kalau tidak dinaikkan yang ada malah rugi,’’ katanya. Kenaikan ini juga tidak seberapa dan bukan mencari keuntungan lebih melainkan menutupi harga minyak yang mengalami kenaikan. Sementara itu harga tiket travel BagansiapiapiDuri saat telah mencapai Rp80 ribu, namun tarif yang telah dilakukan sejumlah agen Kota Bagansiapiapi tidak mempengaruhi dampak penurunan penumpang karena mereka mengerti akan kondisi saat ini. ‘’Penurunan jumlah penumpang tidak ada masih normal seperti biasa, dan merekapun memaklumi penyebab kenaikan ini sehingga penumpang yang rata-rata adalah pelanggan bisa memaklumi,’’ jelasnya. Salah seorang penumpang yang ditanya Riani (23) yang akan menuju Kota Pekanbaru menerangkan, bahwa ia tidak merasa
keberatan dan memaklumi adanya kenaikan ongkos di agen travel yang biasa membawanya. ‘’Benar ongkos angkutan darat naik tapi hanya Rp10 ribu, saya selaku penumpang maklum saja dan yang jelas kenaikan ini sudah diberitahu apalagi saya sudah langganan tetap,’’ katanya. Gas Elpiji 3 Kg Juga Naik Sementara itu, selain tarif transportasi darat yang mengalami kenaikan, harga gas elpiji 3 kg juga ikut naik. ‘’Biasanya kami jual Rp18.000, tapi karena pengambilan dari agen di Dumai naik, kami juga ikut naik. Sebenarnya kita menjadi segan terhadap konsumen terkait kenaikan harga ini tapi harus gimana lagi. Dibeli naik dijual ya terpaksa juga harus ikut naik,’’ kata Ramli salah seorang pengecer gas 3 kilo saat bertemu Posmetro Rohil di Bagansiapiapi, kemarin. Terpisah, Kepala Dinas Perin-
dustrian dan Perdagangan (Kadisperindag) Kabupaten Rokan Hilir, Drs H Herman Tambusai membenarkan adanya kenaikan ongkos angkutan transportasi darat dan gas elpiji 3 kilo tersebut. ‘’Ya, saat ini sejumlah harga ikut naik. Untuk mengantisipasi kenaikan harga sembako pihaknya terus secara rutin memantau harga sembako di pasaran. Kemungkinan harga sembako naik. Selain BBM naik kemudian itu bulan Ramadan harga sembako juga naik. Apabila harga kebutuhan sembilan bohon pokok naik melaonjak, maka pihaknya berupaya untuk melakukan operasi pasar dan pasar murah,’’ kata Kadispisperindag Rohil. Menurut Herman Tambusai, saat ini untuk sembako masih stabil dan terus melakukan pemantauan. ‘’Jika harga sembako memang harus naik, janganlah sampai menekan,’’ pesannya.pr11/mg4
Di Goni Tertulis 15 Kg, Tapi Saat Ditimbang Ternyata Hanya 13,5 Kg dari hal.1 Menurut Ketua RT 15 Baganjawa, sampai di masyarakat satu karung itu kurang ada yang kurang 0,5 Kg bahkan ada yang kurangnya 1,5 Kg. ‘’Penyusutan itu sebutnya belum diketahui apa penyebabnya. Yang jelas dicurigai saat pengangkutan dari gudang Bulog Dumai menuju Bagansiapiapi. Karena setiap karung berasnya ada bekas tusukan pada goni, sehingga berakibat juga beras itu keluar dan berserakan di lantai truk pengangkut,’’ kata Supianto. Dijelaskan Supianto, pihaknya langsung mengambil beras dari truk pengangkut bersama Ketua RT yang lain di kantor penghulu dan diangkut ke wilayah RT masing-masing untuk dibagikan kepada masyarakat. Satu KK mendapatkan Raskin sebanyak 9 kg. ‘’Kerugian dialami RT, karena setelah ditimbang, ternyata satu karung bertuliskan 15 Kg itu jumpanya hanya tinggal 14,5 Kg sampai 13,5 Kg, otomatis hal ini mem-
buat RT harus menombok kekurangan timbangan tersebut dengan bijaksana. Masyarakat tidak kita rugikan, tetap satu KK kita beri 9 Kg, dengan harga pembelian Rp24 ribu,’’ jelasnya. Sementara itu Datuk Penghulu Baganjawa Harsono membenarkan hal tersebut. ‘’Untuk wilayah Kepenghuluan Baganjawa beras susut ini sudah lama terjadi. Namun kemarin kita diamkan saja. Tapi karena setiap beras datang terus susut sehingga kita berharap ada kontrol dari pihak terkait, dalam pendistribusian Raskin dari Dumai ke Bagan,’’ harap Harsono. Datuk Penghulu menambahkan, untuk Kepenghuluan Baganjawa jumlah Raskin sekali masuk sejumlah 14.200 Kg, yang diterima oleh 1542 kepala kelurga (KK) yang kurang mampu. ‘’Dengan sering susutnya beras tersebut warga berharap tidak terjadi lagi. Selain beras sangat dibutuhkan kemudian puasa juga tidak lama lagi dan beras tersebut
Diterbitkan oleh
PT UTUSAN INTERGRAFIKA PERS Wakil Pemimpin Perusahaan Pengembangan Iklan & Pemasaran Tim Ombudsman Dewan Redaksi Redpel Kompartemen Koordinator Liputan Redaktur
9
: : : :
H Romi T Abram Muryadi Akmal Famajra (Ketua) Muslim Kawi, Samsul Bahri Samin Arief Rahman (Ketua), Hidayat Algerie, Akmalannas, A Kadir Bey, Saidul Tombang, Afri Yunir, Alzamret Malik, Linda Agustin : Linda Agustin : Bambang Hermanto
: Efendi Aqil, Kornel Pangabean, Urdianto Paboun, Hanafi RT, Lukman Hakim,Hendri Agustina, Armazi Yendra, Junaidi, Endang Sri Wahyuni, Jajang Rahamdes (foto), Taufiq (foto)
sangat dibutuhkan,’’ tandasnya. Asisten II Hubungi Bulog Dumai Menanggapi keluhan Ketua RT dan sejumlah masyarakat penerima beras miskin (Raskin), Asisten II Bidang Ekonomi Setdakab Rohil H Hasrial SE segera menghubungi Bulog Dumai terkait susutnya Raskin yang diterima masyarakat. ‘’Ya, kita segera menghubungi pihak Bulog Dumai terkait susutnya Raskin yang diterima masyarakat. Ini mungkin kurang pengawasan dari pihak Bulog saat beras dimasuk ke mobil. Agar beras tidak susut lagi kita segera hubungi pihak Bulog Dumai,’’ demikian disampaikan Asisten II Setdakab Rohil H Hasrial SE saat dimintai konfirmasinya, Selasa (2/7) kemarin. Hasrial SE mengatakan, terus terang saja kalau laporan masyarakat secara resmi terkait susutnya Raskin tersebut belum ada dilaporkan ke pihanya. Sebaiknya bila ada ditemukan hal seperti itu contoh di goni tulisan 15 Kg sementara ditimbang ulang setelah sampai
Ass Redaktur Liputan Rohil
: M Iqbal, Mustafa Kamal, Andre Syahbani, Fitri Hidayati Burhan : Dodi Devira, Amrial (Bagansiapiapi), Hermansyah (Baganbatu/ Simpangkanan), Afrizal (Baganbatu/Kubu), Zulfan Efendi (Ujungtanjung), Syamsul (Bangko Pusako), Riswandi (Pujud)
Liputan Riau
: Nofriyandi, Hendri Zainuddin (Pekanbaru), M Said (Pelalawan), Mazwin, Amad Zahir, Riawan Saputra (Duri), Sukardi (Bengkalis), Adi Chandra (Dumai), Syamsidir (Selatpanjang), Edi Sutanto (Inhil), Umar Sinaga (Rohul), Nur Afni Domo (Kampar), Bambang Irawan (Siak) : Royimawarshe (kepala), Yuli Afriani
Sekretariat Redaksi
Departemen Teknik dan Perwajahan Pracetak : Abid Hidayatullah (Ass Manager) Bagian Perwajahan dan Online : Armen (Kabag) Manajer Keuangan,ADM, HRD dan Umum
tinggal 14 Kg laporkan ke Kabag Ekbang Setdakab Rohil dan bisa ditindaklanjuti. ‘’Jadi menanggapi keluhan masyarakat tersebut kita segera melakukan koordinasi dengan Bulog Dumai, pengawasan diperketat saat beras diangkut dari gudang ke mobil. Saya fikir persoalannya saat mengangkut, karena kurang pengawasan dari pihak Bulog sehingga terjadi susut,’’ ujar H Hasrial. Asisten II Setdakab Rohil menambahkan, kalau kurang-kurang sedikit itu biasa. Bahkan bukan beras saja yang lain terkadang ada juga susut. ‘’Tapi kalau ada goni beras bocor dan seperti ditusuk, maka hal ini tidak boleh terjadi lagi,’’tukas Hasrial. Lebih lanjut Hasrial mengatakan, saat ini pendistribusian Raskin sedang berlangsung. Selain persoalan berans menyusut diimbau kepada semua pihak pembagian beras tersebut harus tepat sasaran. Berikanlah kepada yang berhak menerimanya, yaitu warga kurang mampu.pr11
: Susi Damayanti Dept Umum dan SDM : Syafri Taswin (Kadep), Triyana Maharani (kabag), Bag Umum & Pengelola Kantor: Syafri : Elviski, Akunting: Rani Marlina : Dewi Murniati : Agustami (Kepala), Dedi Suriadi, Bag Pengembangan, Adm Iklan & CS : Sherly Chandra (kepala ), Bag Pengembangan dan Iklan Kreatif: Edmon (kabag), Bag Pemasaran Iklan: Guntur (kabag), Rusmin (koord AE), Bag Piutang Iklan: Quzaimah. Manajer Pemasaran : Ahmad Tarmizi Bagian Pengembangan dan Penagihan : Musa Sitepu (kepala), Afrizal BJ, Hafiz, Bagian Ekspedisi Gusmarianto (koord), Fuadi, Deki Novika Alamat Redaksi/Tata Usaha: Jalan KH Ahmad Dahlan No 14 C Pekanbaru. Telp (0761) 855758,faks redaksi (0761) 855758 iklan (0761) 855756, (0761) 855757 Bank An. PT. Utusan Intergrafika Pers Bank Mandiri 108.000.6255.138 , Bank: Bank Syariah Mandiri, Rek.095.002.1001. email:posmetrorohil@gmail.com
Dept Keuangan & Adm Kasir Manajer Iklan Dept Desain Iklan dan Kreatif
10
INFORIAL PENDIDIKAN PEMKAB ROHIL
Schoolzone Menuju Rohil Pusat Pendidikan Riau
SchoolZone menerima kiriman berita, foto kegiatan sekolah, maupun karya tulis siswa dan guru berupa puisi, artikel pendek dsb. Silakan kirim ke email SchoolZone.
facebook.com/schoolzonerohil
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
KAMIS, 4 JULI 2013
schoolzonerohil@gmail.com
DERMAWAN
Kepala UPTD Puskesmas Panipahan dr Hj Netti Juliana dan Kepala SMPN 1 Panipahan Arus Ginanjar berfoto bersama peserta MOS seusai melakukan kegiatan dengan tema “Cinta Alam dan Lingkungan”.
Kepala UPTD Puskesmas Palika dr Hj Netti Juliana saat memaparkan materi tentang bahaya narkoba dan HIV/AID kepada siswa baru SMPN 1 Palika yang mengikuti Masa Orientasi Siswa (MOS).
SMPN 1 Palika Gelar Orientasi Siswa Baru SEBANYAK 85 orang siswa baru SMPN 1 Pasir Limau Kapas (Palika) mengikuti Masa Orientasi Siswa (MOS) selama tiga hari sejak tanggal 1-3 Juli 2013. Kegiatan MOS di SMP pesisir ini menarik, karena menerapkan tema ‘Cinta Alam dan Lingkungan’. Hal itu diungkapkan Kepala
SMPN 1 Palika Arus Ginanjar SPd, Rabu (3/7). “Kita sudah mulai laksanakan MOS dan mengambil tema cinta alam dan lingkungan. Seluruh peserta memakai dandanan yang menggunakan bahan dari alam, seperti dedaunan,” kata Arus. Seluruh peserta tampak antusias mengikuti kegiatan MOS. Ditambah
lagi pada hari pertama MOS diisi dengan materi tentang kesehatan yang diisi oleh Kepala UPTD Puskesmas Palika dr Hj Netti Juliana. “Kita hari ini mendapatkan kepercayaan menyampaikan materi tentang kesehatan,” kata Netti Juliana didampingi staf Puskesmas Darwis AMk. Penyampaian materi pun
berlangsung menarik, di sela-sela keseriusan disela dengan acara bernyanyi yang membuat seluruh peserta riang dan gembira. “Kita budayakan penyampaian serius, namun juga diselingi nyanyian agar siswa tak jenuh,” terang Netti. Penyampaian materi tentang narkoba, HIV/AIDS di kalangan siswa memang dinilai penting.
Mengingat saat ini menjadi perhatian khusus pemerintah karena penyebaran narkoba banyak dari kalangan anak-anak. Harapan Kepala SMPN 1 Arus Ginanjar SPd untuk MOS ini adalah pembinaan mental spiritual, sehingga menjadi generasi penerus yang berkarakter dan berakhlak mulia, serta
menjadi siswa yang berprestasi. Tanggal 12 Juli siswa ini baru aktif dalam belajar untuk tahun pelajaran 2013/2014. Semua calon siswa mengikuti acara MOS semangat sekali yang dimulai pukul 07.15 hingga 17.00 WIB. Mereka serius mengikuti setiap materi yang disampaikan sesuai jadwal yang dibuat. mg4
Pelestarian Bahasa Daerah Tergantung Pemda BADAN Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menyatakan, pelestarian bahasa daerah bergantung pada peran masing-masing pemerintah daerah (Pemda). “Lewat kurikulum baru, pengembangan bahasa daerah kan diserahkan ke Pemda setempat yang lebih tahu dan paham,” kata Kepala Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kemendikbud Prof Mahsun. Hal itu diungkapkannya usai seminar internasional bertema “Language Maintenance and Shift III” yang diprakarsai Program Magister Linguistik Universitas Diponegoro bekerja sama dengan Balai Bahasa, Jawa Tengah. Menurut dia, kurikulum baru tidak menghilangkan bahasa daerah dalam pembelajaran, tetapi justru diapresiasi melalui peran pemda dalam mengembangkannya sesuai kondisi lokal yang dimiliki daerah setempat. “Sekarang, yang paling tahu kondisi lokal kan pemda setempat. Mereka bisa bekerja sama dengan Balai Bahasa yang ada di daerahnya dalam mengembangkan bahasa daerah,” kata anggota tim penyusun kurikulum 2013 itu. Ia menjelaskan, bahasa daerah tetap dimasukkan dalam kurikulum baru sebagai muatan lokal sehingga pemda harus menyusun langkah-langkah untuk mengembangkannya, seperti menetapkan standar yang akan diajarkan.
Bahasa daerah, kata dia, selama ini memiliki banyak dialek yang berbeda, seperti bahasa Jawa yang dituturkan masyarakat satu daerah dialeknya berbeda dengan daerah lain meski secara umum sebenarnya hampir sama. “Di sinilah pentingnya pemilihan standar bahasa daerah. Standar bahasa Jawa seperti apa yang akan diajarkan, misalnya. Ini penting karena ada banyak dialek. Kemudian, bisa dituangkan dalam peraturan daerah,” katanya. Mahsun mengungkapkan, bahasa daerah menjadi penanda penting atas karakteristik masingmasing etnis dalam kemajemukan masyarakat Indonesia yang menjadi sarana transmisi budaya antargenerasi suatu kelompok. “Bahasa kan menjadi sarana komunikasi yang dihasilkan dari olah pikir masyarakat. Keberadaan setiap etnis kan tidak lepas dari kehadiran bahasa lokal yang menjadi penanda yang membedakan satu sama lain,” katanya. Karena itu, kata dia, pelestarian bahasa daerah atau lokal sangat penting agar tidak punah, sebab bahasa memainkan peran yang sangat besar dalam kehidupan sehingga tidak boleh jika kemudian sampai hilang. “Bahasa daerah di Indonesia kan banyak yang sudah punah, ada pula yang hanya tinggal satu orang penuturnya. Setidaknya ada dua penutur, kalau tinggal satu mau dengan siapa kemudian berkomunikasi,” kata Mahsun. kmc
RISWANDI
Calon siswa yang masuk di SMPN 4 Bagansinembah mendengarkan arahan dari kepala sekolah di lapangan sekolah.
SMAN 1 Rantau Kopar Terima 49 Siswa Tahun ajaran 2013-2014, SMAN 1 Rantau Kopar menerima 49 orang siswa baru. Selanjutnya kesemua siswa itu mengikuti masa orientasi siswa (MOS) sebagai tahapan pengenalan lingkungan sekolah. Demikian dikatakan Ketua PSB Yohana SPd. ‘’MOS ini merupakan kegiatan yang umum dilaksanakan di sekolah guna menyambut kedatangan siswa baru,’’ jelasnya. Lanjut Yohana, dalam pelaksanaan kegiatan MOS ini, pihaknya dibantu oleh mahasiswa
Pra Sekolah, Pasar Banjir Pedagang Buku MEMASUKI masa libur sekolah, aktivitas belajar mengajar secara formal di setiap sekolahpun minim dengan kegiatan. Hanya ada beberapa kesibukan dengan penerimaan siswa baru untuk megikuti tes memasuki sekolah baru. Sebentar lagi tahun ajaran baru akan menyapa para siswa yang sedang libur. Dengan memasuki tahun ajaran baru ini, pasar-pasar tradisional dibanjiri para pedagang buku-buku dan peralatan perlengkapan sekolah lainnya. Setiap pedagang tampak dikelilingi oleh calon pembeli dalam usia sekolah. ‘’Kita sebagai pedagang harus bisa membaca momen dalam berdagang, karena sekarang lagi momennya penerimaan siswa baru untuk setiap sekolah, kita pun menjual perlengkapan sekolah,’’ ungkap Adi salah satu pedagang harian, Selasa (2/7). Dalam sekali menggelar dagangan, Adi bisa menjua 10 lusin, bahkan lebih untuk buku tulis. Untuk pulpen, pensil tulis dan pensil warna juga tak kalah banyak pembelinya. Selain pedagang peralatan tulis yang meraup untung dengan berdagang secara musiman ini, para pedagang baju dan sepatu pun mendapat limpahan rezeki yang tidak sedikit juga. ‘’Jika berdagang secara musiman, di sinilah letak keuntungannya. Ketika kawan-kawan pedagang lainnya sedang digelutkan dengan dagangan lamanya, kita masuk untuk mengisi kekosongan dengan menjual keperluan yang sangat dibutuhkan oleh konsumen. Tapi kalau udah lewat masa musimnya kita pun harus putar haluan lagi untuk melihat momen yang baru,’’ HERRY terang Adi.mg8 Salah seorang pedagang buku terlihat ramai didatangi pembeli.
STAI Hubbul Wathan sebanyak sembilan orang yang melaksanakan KKN di Kecamatan Rantau Kopar ini. “MOS dijadikan sebagai ajang untuk melatih ketahanan mental, disiplin dan mempererat tali persaudaraan. Kemudian tujuan MOS ini ialah memperkenalkan siswa pada lingkungan fisik sekolah yang baru mereka masuki, mengarahkan siswa dalam memilih kegiatan ekstrakurikuler sesuai dengan bakat mereka. Dan menanamkan
berbagai wawasan dasar pada siswa sebelum memasuki kegiatan pembelajaran secara formal di kelas,” ujar Yohana. Ketua Kelompok KKN Posko Bagan Cempedak Dona Lestari, mengatakan, tujuan ikut serta dalam pelaksanaan MOS di SMAN 1 Rantau Kopar ini sebagai motivator kepada siswa baru dan merupakan bagian dari program mereka. “Adapun programprogram yang telah kami buat di Kepenghuluan Bagan Cempedak ini, seperti mengajar les bahasa
Inggris, mengaji dan tuntunan salat setiap hari Senin sampai Jumat. Dan masih banyak lagi program-program lainnya yang akan kami laksanakan,’’ jelas Dona. Ia bersyukur, kehadiran tim KKN mahasiswa STAI Hubbul Wathan disambut baik baik oleh warga. ‘’Sambutan baik itu membuat kami lebih bisa mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat, sesuai dengan program yang kami susun,’’ ujarnya. mg5
Sekolah Umumkan Siswa Baru SEKOLAH-sekolah di Bagansiapiapi, Selasa (2/7) mengumumkan siswa baru yang diterima di tahun ajaran (TA) 2013 - 2014. Di SMAN 2 Bangko, siswa yang diterima sebanyak 226 siswa, sedangkan siswa yang mendaftar atau yang mengambil formulir di SMA yang terletak di Kelurahan Bagan Hulu (Bahul) itu, kata panitia sebanyak 362 siswa. Sementara di SMAN 1 Bangko, yang diterima 225 orang siswa, sedangkan yang mengambil formulir pendaftaran 554 orang siswa. “Pengumuman calon siswa baru yang diterima di sekolah ini serentak dengan sekolah lainnya, seperti SMA Negeri 1, SMK dan MAN,” kata Ketua Panitia Penerimaan Siswa Baru (PPSB) SMAN 2 Bangko, Rina Angriani SPd, yang juga Wakil Kepala SMA Negeri 2 Bangko Bidang Kesiswaan. Sebagaimana sekolah lainnya, sebut Rina, siswa yang diterima langsung hari itu juga bisa mendaftar ulang dan membayar uang masuk sebesar Rp920 ribu tiap siswa. Di SMAN 2, uang masuk Rp920 ribu diperuntukkan untuk baju Rp165 ribu, baju Pramuka Rp165 ribu, baju Melayu Rp130 ribu, baju olahraga Rp130 ribu, ekstra kuri-
AMRAN
Para orangtua calon siswa melakukan pendaftaran ulang siswa baru di SMAN 1 Bangko.
kuler 2 bulan Rp20 ribu, uang komite 2 bulan Rp100 ribu, uang komputer 2 bulan Rp30 ribu, kartu pelajar Rp15 ribu, kartu Pustaka Rp10 ribu, MOS Rp25 ribu, atribut Rp30 ribu, dan sumbangan pembangunan sekolah Rp100 ribu. Sementara di SMAN 1 Bangko, uang sekolah Rp960 ribu diperuntukkan untuk kegiatan MOS Rp30 ribu, OSIS satu tahun Rp100 ribu, pakaian nasional Rp165 ribu, pakaian Pramuka Rp165 ribu, pakaian Melayu Rp125 ribu, pakaian olahraga Rp120 ribu, Iuran Komite, komputer (Juli-Agustus) Rp140 ribu, kartu pelajar 15 ribu, kartu pustaka Rp10 ribu dan sumbangan biaya pembangunan sekolah Rp90
ribu. “Tiap siswa yang mendaftar ulang, hari itu juga harus membayar uang masuk. Harus diusahakan bayar. Yang tidak mendaftar ulang berarti tidak mau masuk ke sekolah ini dan dianggap mengundurkan diri,” ucap Rina. Membayar uang masuk sekolah, sebut dia, kewajiban bagi tiap siswa atau wali murid, walau dari keluarga miskin sekalipun. “Belum ada (kebijakan membebaskan uang masuk) untuk siswa miskin. Kalau mereka (siswa/ortu siswa) tidak ada (uang untuk bayar uang masuk) kasih waktu sampai besok (Rabu (3/7), red). Pokoknya bagaimana caranya harus ada,” katanya. mg7
Sportainment
Posmetro
Soccer & Seleb
Stoke City Datangkan Bek Barcelona STOKE - Stoke City membuat rekrutan keduanya di musim panas ini. Tim berjuluk The Potters itu mengumumkan telah mendatangkan bek muda Barcelona, Marc Muniesa dengan ikatan kontrak hingga 2017. Muniesa MARC MUNIESA digadang-gadang sebagai bek yang menjanjikan setelah membantu timnas Spanyol menjadi juara Piala Eropa U-21 di Turki beberapa waktu lalu. Pesepakbola berusia 21 tahun ini bisa piawai di tempatkan sebagai bek tengah ataupun sebagai bek kiri. Meski lebih sering bermain untuk Barcelona B, namun Muniesa pernah tampil sebagai pemain pengganti di laga Liga Champions kontra Bayer Leverkusen pada 2012. Sebelum Muniesa, manajer baru Stoke Mark Hughes telah lebih dulu mendatangkan Erik Pieters dari PSV Eindhoven yang juga pemain bertahan. “Marc sudah diajari dengan baik oleh Barca. Secara teknik, dia adalah pemain yang sangat bagus dan saya tidak ragu dia akan menjadi pemain tambahan yang sempurna untuk skuat kami,” ujar Hughes yang dikutip Guardian. “Saya tahu dia sangat diperhitungkan di Spanyol dan sempat diminati oleh sejumlah klub di La Liga tapi dia adalah seorang pemuda ambisius yang ingin menguji dirinya sendiri di sepakbola Inggris.” Muniesa ditrekrut Stoke dengan status bebas transfer. Ia sudah setuju hijrah ke Premier League sebelum Hughes ditunjuk menggantikan Tony Pulis pada Mei silam. int
Stankovic Ingin Perkuat Fiorentina MILAN — Cedera beruntun membuat performa Dejan Stankovic menurun drastis. Sepanjang musim lalu, ia hanya bermain tiga kali bersama Inter Milan akibat bergelut dengan cedera. Melihat kontribusinya yang minim, DEJAN STAN manajemen Nerazzurri KOVIC (julukan Inter) secara sepihak memutus kontrak Stankovic yang seharusnya berakhir pada musim depan. Keputusan itu diambil lantaran mantan kapten Timnas Serbia itu memiliki kontrak mahal. Ia mendapat bayaran 2,7 juta euro atau sekitar Rp35 miliar per musim. Pertimbangan lain adalah usia Stankovic yang hampir 35 tahun. Sehingga, petinggi Inter enggan melanjutkan kerja sama dengan mantan pemain Red Star Belgrade itu. Menyadari masa depan mantan pemain binaannya tidak menentu, membuat pelatih Red Star Belgrade, Slavisa Stojanovic angkat bicara. Menurut Stojanovic, Stankoviv bakal bergabung bersama Fiorentina. Hal itu sekaligus membantah kabar yang menyatakan mantan pemain Lazio itu bakal berlaga di Liga Sepakbola Amerika Serikat (MLS) mau pun pensiun. Stojanovic yakin, Stankovic bakal membubuhkan tanda tangannya untuk bergabung dengan skuad di bawah asuhan Vincenzo Montella. “Saya berbicara dengan Stankovic bahkan sebelum terkonfirmasi bahwa dia akan meninggalkan Inter,” katanya dikutip Football Italia. Stojanovic melanjutkan, Stankovic berterus terang menjadikan klub La Viola itu sebagai pilihan yang diinginkannya. “Dia berkata bahwa Fiorentina adalah prioritasnya.” Meski begitu, ia menambahkan, klub yang bermarkas di Artemio Franchi itu bukan pelabuhan terakhirnya. “Dia juga menambahkan bahwa jika tidak tercapai kesepakatan, dia ingin mengakhiri karir bergabung dengan Red Star.” int
Coleen Rooney
FESTIVAL musik tahunan, Glastonbury Festival, menjadi salah satu event yang menyita perhatian banyak kalangan, termasuk para pesohor asal negeri Ratu Elizabeth. Istri Wayne Rooney, Coleen Rooney, pun tidak mau ketinggalan festival musik yang digelar sejak 1970 tersebut. Coleen pun ditemani oleh sang suami, Wayne Rooney. Tidak hanya itu, model asal Inggris itu juga datang bersama kolegakoleganya, para model dan penyanyi papan atas. Dalam acara tersebut, Coleen datang dengan menggunakan helikopter bersama sang suami dan kolega-koleganya. Coleen, yang baru saja melahirkan anak keduanya, tampak menikmati sajian musik bersama suami. Wayne Rooney memang dikenal sebagai penggemar musik. Salah satu band asal Wales, Stereophonics, merupakan idola penyerang Manchester United tersebut. Bahkan, Rooney sempat menato tubuhnya dengan salah satu judul album Stereophonics. Pada festival tahun lalu, Rooney pun terlihat hadir di Glastonbury Festival. Namun, pada saat itu, Rooney tidak ditemani sang istri. Kini, Rooney pun sudah datang dengan ditemani sang istri. Ini merupakan liburan terakhir Rooney, sebelum bergabung bersama Manchester United untuk melakoni latihan pra musim. Namun, seperti rangkaian foto yang dilansir Dailymail, Rooney gagal memasuki backstage. Hal ini lantaran dihalangi oleh pihak keamanan. Rooney dianggap tidak memiliki akses untuk bisa masuk ke backstage. Ternyata, nama besar dan prestasi selangit belum tentu bisa membuat seseorang mendapatkan segalanya.int
MUNCHEN — Penampilan gemilang David Luiz bersama tim nasional Brazil menarik perhatian Josep Guardiola. Pelatih anyar Bayern Munchen itu langsung menjadikan Luiz sebagai target utama pada bursa transfer musim panas ini. Aksi Luiz selama mengawal barisan pertahanan Brazil di Piala Konfederasi 2013 memang menimbulkan decak kagum. Puncaknya ketika ia melakukan penyelamatan gemilang pada partai final saat menggagalkan tendangan winger Spanyol, Pedro, yang nyaris berbuah gol karena sudah berada di mulut gawang. Seperti dilansir Daily Mirror, Guardiola sudah menginstruksikan Direktur Olahraga Bayern Munchen, Matthias Sammer untuk membuat penawaran resmi demi mendatangkan bek berambut keriting tersebut. Ofisial Munchen pun sudah mengontak agen Luiz untuk mengetahui minat sang pemain. Untuk memenuhi permintaan Guardiola, Munchen dikabarkan sudah menyiapkan dana sebesar 35 juta pound (sekitar Rp529 miliar). Dana ini akan melebihi ekspektasi Chelsea yang digadang membandrol Luiz dengan nilai 23 juta pound (Rp347 miliar). Sejak masih menukangi Barcelona, Guardiola memang sudah lama mengagumi sosok Luiz. Namun, Luiz lebih memilih Chelsea ketika ia memutuskan untuk meninggalkan Benfica pada Januari 2011. Bagi Guardiola, Luiz adalah pilihan tepat untuk mempertebal barisan pertahanan Munchen pada musim depan. Terlebih, tenaga Luiz dibutuhkan untuk menambal lubang pertahanan menyusul cedera panjang Holger Badstuber yang sudah absen kurang lebih 10 bulan. Sebagai pelatih anyar, Guardiola tak mau prestasi Munchen di bawah pimpinannya menurun. Termasuk dalam hal barisan pertahanan. Maklum, musim lalu Munchen menorehkan rekor dengan hanya kebobolan 18 gol di Bundesliga. Sosok Luiz digadang-gadang bakal cocok dengan skema 4-3-3 yang akan diterapkan Guardiola. Munchen tentu tidak sendirian dalam perburuan tanda tangan Luiz. Pemain berusia 26 tahun tersebut juga menjadi incaran Paris Saint Germain dan Barcelona. Paris Saint Germain membidik Luiz sebagai antisipasi kepergian Thiago Silva yang terus dikaitkan dengan Barcelona. Sementara Barcelona memang sedang mencari tenaga di lini belakang menyusul performa Carles Puyol yang cenderung menurun karena faktor usia.(int)
Manchester City menjadi klub-klub yang disebut meminati El Sharaawy. Tak ingin pemain yang sudah dianggap sebagai maskot klub itu hengkang, Milan pun menegaskan bahwa El Sharaawy tak akan dijual. “Pertemuan antara Adriano Galliani, Stephan El Shaarawy, dan perwakilannya, sudah digelar,” sebut pernyataan klub situs resmi Milan. “Semua berjalan baus. Stephan, yang selalu menjadi fan Milan, mengkonfirmasi keinginannya untuk terus bermain dengan mengenakan jersey Rossoneri. Tidak ada rumor transfer, tidak ada yang dihubung-hubungkan. Milan, warna ‘Merah Hitam’, pasti akan terus bersama,” imbuh pernyataan itu. int
11
Temani Suami di Festival Glastonbury
Masuk Radar Munchen
Tak Akan Dijual Milan MILAN - Pihak AC Milan memberikan tanggapan mengenai rumor masa depan Stephan El Shaarawy. Tim berjuluk Rossoneri itu kembali menegaskan bahwa striker 20 tahun itu tidak akan dilego. Ketajaman El Shaarawy hilang begitu Mario Balotelli datang ke San Siro pada bulan Januari lalu. Meski dia menjadi top skorer Milan dengan koleksi 16 gol di Liga Italia musim lalu, El Shaarawy cuma membukukan satu gol di paruh kedua. Rumor mengenai kombinasi El Shaarawy dan Balotelli merupakan duet yang gagal pun mulai mencuat. Lalu, spekulasi mengenai masa depan El Shaarawy kemudian muncul. Chelsea, Paris Saint-Germain, Napoli, dan
KAMIS 4 JULI 2013
Sambut Kedatangan Paulinho
DAVID LUIZ
LONDON - Midfielder Timnas Brazil, Paulinho, sudah menyatakan bahwa dirinya tengah menuju ke Tottenham Hotspur. Kompatriotnya yang lebih dulu menghuni skuat Spurs, Sandro, sudah siap menyambut Paulinho. Seusai membawa Brazil SANDRO menjuarai Piala Konfederasi 2013, Paulinho mengungkapkan bahwa dirinya akan hijrah ke Eropa. Sempat dihubung-hubungkan dengan beberapa klub, Paulinho akhirnya menentukan pilihan pada The Lily Whites. Uang sebesar 17 juta poundsterling diyakini menjadi tebusan yang diberikan oleh Spurs untuk Corinthians. “Saya hanya bisa mengatakan, selamat datang di Tottenham Paulinho,” kata Sandro seperti dilansir oleh Sky Sports. “Saya sangat senang, saya akan mencoba apa yang Gomes lakukan saat saya tiba di sini. Dia sangat penting saat saya datang dan membantu beradaptasi. Jika Paulinho membutuhkan bantuan, saya akan membantu. Saya akan menyambutnya,” imbuhnya.int
Maradona Puji Anak-anak Indonesia
STEPHAN EL SHAARAWY
SURABAYA - Rangkaian kunjungan legenda sepak bola dunia asal Argentina Diego Armando Maradona di Indonesia berakhir manis. Dia tampil all-out saat memberikan materi dalam coaching clinic yang diikuti ratusan anak di Tugu Pahlawan, Surabaya, Selasa (2/7). Meski hanya berlangsung kurang dari sejam, anak-anak yang datang dari seluruh Jatim itu puas karena bertemu langsung dengan Maradona. “Awalnya, kami khawatir Maradona akan meninggalkan kami seperti yang dia lakukan di Jakarta. Tapi, ternyata tidak, Maradona mau datang dan bertemu langsung dengan kami,” ujar Andra Ramadhan, 13, arek Suroboyo peserta coaching clinic. Gani Jaya, peserta lainnya, gembira bisa melihat langsung aksi Maradona. “Ternyata, wajah Maradona tidak jauh beda dengan yang kami lihat di televisi,” ungkap putra mantan pemain timnas PSSI Jaya Hartono itu. Maradona sangat antusias mem-
DIEGO MARADONA
bagikan pengalamannya kepada anakanak. Gerimis dan lapangan yang becek tidak mengurangi semangat mantan kapten timnas Argentina itu untuk memberikan teknik dasar bermain bola seperti passing, dribbling, dan shooting. “Saya ingin menjadi pelatih timnas
sepakbola di sini (Indonesia, red). Saat ini saya sedang membangun masa depan sepakbola negara ini lewat anakanak. Saya suka dengan gaya dan semangat mereka,” ujar Maradona. Sayangnya, karena hujan deras yang mengguyur Surabaya, Maradona batal mempertontonkan kemahirannya mengolah kulit bundar lewat Tanggo Football. “Ini bukan kesempatan yang tepat untuk itu. Tapi, kalau ada waktu lain, saya mau menunjukkannya untuk anak-anak,” tegasnya lantas naik ke mobil yang telah menunggu. Maradona datang ke Indonesia atas prakarsa Badan Sepakbola Rakyat Indonesia (Basri). Sayangnya, tidak semua agenda berhasil terlaksana. Maradona batal mengunjungi Medan dan Makassar. “Kami tahu banyak yang kecewa. Tapi, itu adalah konsekuensi dan risiko saat berhubungan dengan orang-orang penting di dunia,” ungkap Eddy Sofyan, Ketua Umum Basri. jpnn
12 KAMIS,
4 JULI 2013
ADVETORIAL PEMKAB ROHIL
Rohil
Membangun
H. ANNAS MAAMUN BUPATI ROKAN HILIR
Menuju Rokan Hilir yang Maju dan Sejahtera
VISI DAN MISI KAB. ROKAN HILIR
VISI PEMBANGUNAN: “Terwujudnya Rokan Hilir yang Maju dan Sejahtera”
MISI:
H. SUY SUYAATNO TNO,, AMP
WAKIL BUPATI ROKAN HILIR
Posmetro Rohil Semangat Baru Negeri Seribu Kubah
Meningkatkan Ekonomi Masyarakat Melalui Pemberdayaan Ekomoni Kerakyatan dan Pengelolaan Sumber Daya Alam. Membangun Infrastuktur untuk Meningkatkan Pelayanan Masyarakat Sektor Pertanian, Industri dan Jasa. Mewujudkan Sumber Daya Manusia yang Berkualitas dan Meningkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat. Mewujudkan Pemerintahan yang Handal, Bersih dan Berwibawa. Mewujudkan Masyarakat yang Berbudaya Melayu Berlandaskan Iman dan Taqwa.
Awalnya Dikritisi, Sekarang Dipuji Jalan Dua Lajur Bikin Rohil Jadi Bergengsi
G
EBRAKAN yang dibuat Bupati Rokan Hilir H Annas Maamun dan Wakil Bupati H Suyatno, salah satunya adalah membangun jalan dua lajur di setiap ibukota kecamatan dan desa yang dianggap bakal berkembang, ternyata sangat bermanfaat bagi kemajuan dan perkembangan daerah. Dengan adanya jalan berlajur dua tersebut harga tanah di sekitarnya pun menjadi naik dan masyarakat ikut merasakan dampaknya. Hal itu dikemukakan Bupati Rokan Hilir H Annas Maamun beberapa waktu lalu di Bagansiapiapi. ‘’Alhamdulillah karena sudah ada
jalan lajur dua, kini harga tanah menjulang tinggi dan masyarakat juga menjadi senang,’’ kata Bupati. Bupati menceritakan, pada awal saat dia memprogramkan membuat jalan lajur dua, banyak sekali kritikan dari berbagai kalangan karena menilai itu adalah pekerjaan yang sia-sia saja. Mereka menganggap percuma saja dibangun jalan lajur dua karena daerahnya masih sunyi. ‘’Kalau dulu banyak yang pesimis dibangun lajur dua, kalau sekarang malah masyarakat sangat senang karena bagi mereka yang memiliki tanah di pinggir jalan bisa menjualnya dengan harga tinggi,’’ kata bupati. Harga tanah sendiri, menurut bupati, yang di pinggir jalan seperti di Rimba Melintang mencapai Rp400 ribu per meter yang awalnya hanya Rp200 ribu. Berarti ada peningkatan sampai 100 persen setelah adanya jalan lajur dua yang dibangun oleh pemerintah. Bupati melanjutkan, dalam pelebaran jalan di Rokan Hilir semua masyarakat memberikan lahan secara sukarela dan mendukung program pemerintah.mg4
ANNAS MAAMUN
Sambut Ramadan, Warung Remangremang Ditertibkan WAKIL Bupati Rohil H Suyatno berjanji akan menertibkan warung remangremang menjelang masuknya bulan suci Ramadan 1434 Hijriah yang tinggal beberapa hari lagi. ‘’Setelah kita lihat, ternyata saat ini warung remangH SUYATNO remang sudah banyak menjamur di pinggir jalan lintas maupun di pinggir jalan desa dan kecamatan. Untuk itu, dalam waktu dekat kita akan lakukan penertiban, terutama menjelang bulan suci Ramadan ini,’’ ujar Wakil Bupati H Suyatno, usai menghadiri acara HUT Bhayangkara ke-67 di Mapolres Rohil, Senin (1/7) lalu. Menurut Suyatno, menjamurnya warung remang-remang tersebut dapat mengganggu ketentraman masyarakat dalam beribadah di bulan suci Ramadan nanti. ‘’Untuk menertibkan hal tersebut, kita akan perintahkan Satpol PP dan bekerja sama dengan aparat kepolisian tentunya,’’ kata Suyatno. Bukan itu saja, tambah Suyatno, pada bulan Ramadan nanti jika ada warung kopi dan kedai makanan yang berjualan secara terbuka di siang hari sehingga dapat mengganggu ibadah puasa bagi umat Muslim, itu juga akan ditertibkan. ‘’Kita juga menertibkan warung tersebut secepatnya, sehingga tidak mengganggu jalannya ibadah puasa nantinya,’’ tutur Suyatno. Dikatakan Suyatno, bahwa warung kopi yang membuka kedainya secara terbuka, agar dapat menghormati umat Muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa. ‘’Maka itu, diharapkan agar petugas menertibkannya sehingga warung tersebut menjual dagangannya tidak secara terbuka,’’ tukas Suyatno. Seharusnya warung kopi dan warung lainya menghormati umat Muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa dengan menutup warungnya dengan kain, sehingga tidak tampak dari luar. ‘’Rohil yang berpenduduk heterogen ini identik dengan budaya Melayu, diharapkan pihak yang berkompeten dapat menertibkan segera hal-hal yang dapat meresahkan warga dalam menjalankan ibadah puasanya,’’ kata dia. Juga warung minuman dan makanan dijual secara terbuka, penertiban salon terselubung tempat prostitusi, juga hotel dan wisma serta lapo tuak.pr14
Bapemas Latih Kader Pembangunan Desa
HJ MURNIATI SKM
DALAM rangka menciptakan masyarakat mandiri di Kabupaten Rokan Hilir, Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (Bapemas) Kabupaten Rokan Hilir memberikan pelatihan kepada para kader desa yang ada di berbagai kecamatan di Rokan Hilir. Adapun tujuan pelatihan terhadap desa tersebut, agar mereka bisa memotivasi masyarakat untuk melakukan usaha mandiri, bisa memanfaatkan dan menjaga lingkungan tempat tinggal mereka, hidup bersih, juga meminimalisir peredaran narkoba di tengah-tengah masyarakat. ‘’Peserta pelatihan kader pembangunan desa ini diambil dari setiap kecamatan dan camatlah yang mengutus siapa kader desa akan ikut pelatihan,’’ kata Kepala Bapemas Rokan Hilir Hj Murniati SKM di Bagansiapiapi, Senin (16/7) lalu. Menurut Hj Murniati, pelatihan
kader pembangunan desa ini merupakan langkah kongkrit untuk menciptakan masyarakat mandiri di Kabupaten Rokan Hilir. Karena itu pelatihan ini diarahkan kepada masyarakat yang mewakili kecematan maupun kepenghuluan yang ada di kampung mereka. ‘’Setelah pelatihan terhadap kader tersebut dilaksanakan, harapan kita untuk diberitahukan kepada masyarakat yang lain. Dengan demikian tujuan untuk menciptakan desa mandiri tersebut bisa berjalan dengan baik,’’ ujar kepala Bapemas Rohil. Menurut Murniati, kegiatan pelatihan kader pembangunan desa tersebut merupakan program pemerintah untuk menciptakan masyarakat mandiri, di wilayah Kabupaten Rokan Hilir. Karena masih banyak lahan kosong atau perkarangan rumah yang
tidak dimanfaatkan. ‘’Agar masyarakat mempunyai penghasilan dari perkarangan tersebut maka pelatihan ini dilaksanakan. Harapan kita program ini benar-benar bisa berjalan dengan baik,’’ kata Hj Murniati. Lebih lanjut Kepala Bapemas Rokan Hilir menguraikan, sebelum pelatihan dilaksanakan terlebih dahulu pihaknya menyurati masingmasing camat untuk segera mengutuskan masyarakatnya dalam satu kecamatan tiga desa. ‘’Setelah dikirim surat dan balasan dari pihak kecamatan sudah ada, pelatihan dilaksanakan. Untuk tahun ini pelatihan kader pembangunan desa sudah dilaksanakan dan diikuti oleh 45 orang peserta mewakili masing-masing kecamatan,’’ kata Hj Murniati sambil berharap kader yang dilatih bisa mandiri. pr11
Dinas Cup
Petang Ini, Laga Final Bapemas dan Dinas CKTR KESEBELASAN Badan ukan tetap 1 - 0. Pemberdayaan Masyarakat Di babak kedua, Dispenda (Bapemas) dan Dinas Cipta yang mengenakan kostum Karya dan Tata Ruang hitam berusaha bermain (CKTR) Pemkab Rohil, secara taktis, cepat dan akhirnya menjejakan kaki ke keras. Tapi Dinas CKTR babak final Turnamen Dinas mampu mengimbangi. Cup 2013. Dispenda sempat mendapat Kesebelasan Dinas CKTR kesempatan menyamakan masuk ke babak final usai kedudukan di menit ke-30 menghentikan perlawanan babak kedua, saat pemain Dinas Pendapatan Daerah nomor 15 Dinas CKTR ANDA (Dispenda) dengan skor 2 - 0, ketahuan handball di kotak Selasa (2/7) dan sehari sebelumnya penalti. Namun, eksekusi yang dilakumengalahkan Kesebelasan Polsek kan Mail (4) gagal membuahkan gol. Bangko, melalui drama adu penalti. Bola yang dilesatkan melebar ke kiri Gol Dinas CKTR tercipta berkat gawang Dispenda. Gagal menyamakan permainan apik dari umpan silang kedudukan melalui titik penalti yang dilepaskan Muhler (10), kapten menjadi bibit kekesalan para pemain Dinas CKTR, dari sayap kanan ke Dispenda. depan gawang Dispenda. Crossing ini Apalagi jelang lima menit babak mampu diselesaikan dengan baik oleh kedua berakhir, giliran kapten Dinas striker CKTR, Deni (7). CKTR, Muhler (10) berhasil menggeKetinggalan 1 - 0, tidak membuat tarkan gawang Dispenda. Kedudukan semangat Kesebelasan Dispenda berubah menjadi 2 - 0. Usai gol menurun. Serangan demi serangan penentu ini, situasi jalannya pertandibangun Dispenda. Tensi permainan dingan memanas. Terjadi beberapa kali pun semakin meninggi dan permainan pelanggaran. Khawatir permainan berlangsung cukup keras. Namun, menjurus pada tindakan anarkis belum satu pun gol diperoleh Dispenda. sesama pemain, akhirnya wasit Sampai selesai babak pertama, kedudmenghentikan pertandingan lebih
cepat. Sejumlah pemain Dispenda terlihat menahan sedih atas kekalahan yang menghentikan perjalanan mereka ke final turnamen sepak bola bergengsi antar instansi di Rohil ini. Bapemas vs Disdukcapil Sementara di pertandingan pertama, Kesebelasan Bapemas berhadapan Disdukcapil, juga tak kalah menarik. Kedua kesebelasan tampil dengan permainan yang bagus. Saling ngotot dan menunjukkan permainan yang kompak dan apik. Akhirnya, Bapemas menang dengan skor tipis 1 - 0. Gol semata wayang ini sangat menyakitkan bagi Kesebelasan Disdukcapil, karena terjadi di penghujung babak kedua oleh Kapten Bapemas, Nanda (12) dari tendangan bebas. Manager Disdukcapil Azmi, terlihat kecewa dengan hasil akhir pertandingan. Namun Azmi mengatakan anak asuhnya sudah berusaha maksimal memberikan perlawanan terbaik. ‘’Sedih juga. Tapi mau bagaimana lagi. Kita sudah cukup berusaha menggapai kemenangan. Tapi mau bagaimana lagi. Bola itu bulat. Ternyata keunggulan ada pada pihak lawan. Semoga tahun depan permainan kita meningkatkan,’’ ucap Azmi. mg7
Janjikan Berjuang Habis-habisan LAGA final Dinas Cup 2013 dijadwalkan berlangsung petang ini, Kamis (4/7), antara Dinas CKTR dan Bapemas. Kedua kesebelasan menjanjikan permainan terbaik dan berjuang habis-habisan MUHLER untuk jadi juara. Kapten Dinas CKTR, Muhler (10) menyebutkan, mereka tidak menginginkan permainan keras seperti menghadapi Dispenda di babak semi final, terulang saat laga dengan Bapemas. ‘’Kami tidak mau terulang. Kejadian itu menjadi pelajaran bagi kami dan kami akan berusaha untuk dapat meraih juara,’’ kata Muler. Sementara Kapten Kesebelasan Bapemas, Anda (12), juga berucap sama. Mereka akan bermain all out memperebutkan tropy Dinas Cup 2013 pada Kamis (4/7). ‘’Kami Insya Allah akan main bagus. Menghadapi mereka (Dinas CKTR) kami akan main habis-habisan. Kami akan turun sekuat tenaga dan bermain fair play,’’ sebut Anda, usai skuatnya mengkandaskan Kesebelasan Disdukcapil. mg7