Tangkap Koruptor di Diskes Riau! BANYAKNYA proyek di Dinas Kesehatan Provinsi Riau yang tidak dapat dipergunakan sebagaimana mestinya, untuk peningkatan pelaya-
Profesional dengan Busana Casual
nan kesehatan bagi masyarakat, diduga akibat adanya permainan oknum di Dinas Kesehatan Provinsi Riau dan kontraktor.Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Asosiasi Kontraktor Konstruksi Indonesia (DPN AKSI), Syakirman, menduga permainan sudah terjadi sejak dalam tahap lelang proyek. n Fokus... Hal 4
SAAT ini tren fashion memang sedang begitu berkembang, sehingga ragam pilihannya semakin variatif. Di dunia kerja misalnya,
beberapa perusahaan memang tidak terlalu ketat dalam memberikan aturan dalam berpakaian pada karyawannya. Yang terpenting pakaian tetap terlihat sopan dan rapi. Keleluasaan Anda dalam memadukan pakaian kerja yang nyaman dan sopan n Busana Dan Gaya... Hal 14
Harian Umum
MEDIA GROUP TERBIT SEJAK 1948
CALL CENTER 0813 6557 4027
ISSN
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
Website: www.haluanriaupress.com
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
Minggu
10 Zulqaidah 1434 H TERBIT 24 HALAMAN-NO 15/9 TAHUN KE 13 HARGA ECERAN Rp3.000,- / HARGA LANGGANAN Rp70.000,- / UNTUK LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM
MINTA PILGUBRI DIULANG
Forum LSM akan Gugat KPU ke MK PEKANBARU-Forum Lembaga Swadaya Masyarakat Riau Bersatu akan menggugat KPU Riau dan KPU Pusat kepada Mahkamah Konstitusi terhadap dugaan pelanggaran dalam penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Riau 2013. PERDANA PUYRA Liputan Pekanbaru "Kita akan melayangkan gugatan kepada Mahkamah Konstitusi supaya Pilgubri diulang. Banyak pelanggaran dalam penyelenggaraan Pilgubri yang dilakukan KPU Riau," ujar Ketua Forum LSM Riau Bersatu, Robert Hendriko kepada Haluan Riau, Sabtu (14/9) di Pekanbaru. Menurutnya, pihaknya saat ini masih menunggu pleno KPU Riau terkait hasil Pilgubri. Sesuai dengan undang-undang, gugatan kepada MK bisa dilayangkan tiga hari seteleh pleno KPU. "Saya mendapat informasi, Pilgubri Riau 2013 hanya satu putaran. ...Forum Hal 7
HALUAN RIAU/KC
RATUSAN massa demo di Bundaran HI, Sabtu (14/9). Massa menolak penyelenggaraan Miss World.
DEMO DI BERBAGAI TEMPAT Kota Pekanbaru dan Sekitarnya SUBUH 04:51
ZUHUR 12:13
ASHAR 15:18
MAGHRIB 18:17
ISYA 19:24
Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
Reservasi Miss World di Grand Hyatt Batal JAKARTA-Massa pengunjuk rasa yang berkumpul di Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta akhirnya bubar Sabtu (14/9) malam. Mereka bubar setelah adanya kepastian bahwa reservasi Hotel Grand Hyatt untuk delegasi peserta Miss World dibatalkan. Sebelumnya, perwakilan Front Pembela Islam (FPI) dan juga Forum Umat Islam (FUI) mendesak manajemen Hotel
Grand Hyatt yang akan menjadi tempat menginap kontestan Miss World untuk membatalkan reservasi para kontestan di hotel mewah tersebut. Perwakilan ulama dan ustad yang bertemu dengan manajemen hotel Grand Hyatt mengklaim telah mendapat persetujuan untuk membatalkan reservasi kontestan Miss World. "Kabar baik yang kita dapatkan, bersama kiai dan ustad telah diterima manajemen
Hotel Hyatt, apa yang kita bicarakan di sana awal dari pada reservasi sebenarnya ada. Dan kemudian setelah kami desak, bahwa ternyata apa yang sudah direservasi dibatalkan," kata seorang ulama yang berorasi di depan massa pengunjuk rasa. Kabar tersebut mendapat sambutan riuh dari para pengunjuk rasa di Bundaran Hotel Indonesia. Orator tersebut menyebut, pihak hotel menyang-
gupi untuk membatalkan reservasi yang sedianya diperuntukan untuk tanggal 14 September sampai dengan 28 September. Selain itu, surat pembatalan juga akan dijanjikan untuk di fax di kantor FPI. Persetujuaan ini juga diklaim setujui tiga petinggi hotel tersebut. Pembatalan ini juga disebut-sebut sesuai dengan keputusan dari pemerintah. Meskipun demikian, orator
menyampaikan kepada massa pengunjuk rasa untuk bersedia membatalkan ajang Miss World bila dilangsungkan di Sentul, Bogor, Jawa Barat. "Tapi jangan senang dulu, karena masih ada harinya tanggal 28 september," ujarnya. Selepas melakukan shalat magrib di Bundaraan HI, massa kemudian membubarkan diri dengan kendaraan masingmasing. ...Reservasi Hal 7
Masih Aman Ryan Ariehaan Ambil Alih 2 Jersy Projo Waseso SIAK-Pada etape ke-2 Tour de Siak, Ryan Ariehaan, Tim Pengprov ISSI DKI Jakarta berhasil pertama menembus garis finis, disusul Hari Fitrianto dari Cycling Team Singapura dan posisi ke-3 diraih Eddy Holand dari EDD Holland Bicyle Servis Australia, Sabtu (14/9). Waktu tempuh yang diperoleh hampir sama, 3 Jam 35 menit 48 detik (3:35:48) sementara Eddy Holan memakan waktu tempuh 3 jam 35 menit 58 detik (3:35:58), dengan jarak tempuh 154,18 Km Pada etape 2 ini, Ryan Ariehaan tercatat sebagai pebalap tercepat pada kelas General Indonesia Clasification, sehingga berhak mendapatkan penghargaan berupa Red & White Jersy dan pebalap tercepat pada Individual Clasifikation dan berhak mendapat Yellow Jersy. Artinya, keberhasilannya kali ini mampu mengambil alih posisi Projo Waseso yang pada etape satu lalu menggondol dua Jersy tersebut. Etape dua ini berhasil dimanfaatkan Fatahillah Abdullah dari Uninted Bike Kencana untuk mempertahankan prestasi sebagai Sprint terbaik dan berhak mendapatkan penghargaan berupa Greend Jersy yang ke-2 kalinya setelah keberhasilannya di etape satu lalu. Pada etape dua ini, terdapat penilaian intermediate Sprint yang posisi penilaiannya di depan Kantor KONI Siak, Intermediate Sprint 1 dinilai REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
SIDOARJO-Indonesia harus mengakui keunggulan Vietnam dalam lanjutan penyisihan grup B Piala AFF U-19 di Stadion Gelora Delta Sidoarjo. Evan Dimas dan kawan-kawan takluk 1-2 dari Vietnam. Meskipun kalah, posisi Indonesia di runner up klasemen sementara masih aman. Vietnam memimpin
dengan nilai sembilan, disusul Indonesia dengan poin enam. Di bawah Indonesia ada Thailand dengan nilai empat disusul Myanmar dengan nilai empat. Selanjutnya ada Malaysia dengan nilai dua dan Brunei di dasar klasemen yang belum mengoleksi poin. Pada pertandingan di stadion Gelora Delta Sidoar-
jo, sebenarnya Garuda Muda sempat unggul melalui gol cepat Evan Dimas di detik ke 50 awal babak pertama. Memanfaatkan kesalahan lini belakang Vietnam dalam menghalau bola, sepakan keras Evan Dimas dari luar kotak penalti gagal ditangkap oleh penjaga gawang Vietnam Le Van Truong. ...Masih Hal 7
KOLEGA BASKO-BAGINDO FAHMI HADIRI PESTA
Rice-Rizky Berbahagia
HALAUAN RIAU/ABDUS SALAM
PEBALAP Sepeda melintasi Jembatan Tengku Agung Sultanah Latifah dari arah Dayun-Siak, pada etape ke 2 tour de siak (14/9). pada jarak tempuh 51,72 Km, juara 1 diraih Aldi Apriani dari Cutom Cycling Club Jakarta, Juara 2, Heri Fitrianto dari CCN Cycling Team Brunai Darus Salam dan disusul Tobin Agus dari OCBC Search 2 Retain Team Singapura. Sementara Inter Mediate Sprint 2 dinilai pada jarak tempuh 104.24 Km dengan pemenangnya, juara satu diraih Ryan Ariehaan dari Pengprov ISSI DKI Jakarta, juara 2, Kritsada Changpad dari Thailand Nasional Team, juara 3, Robi Manulang dari Dodol Picnicrut Bandung
Tuan Tim Siak Antangin, yang merupakan jagoan tuan rumah hanya mampu meraih juara 3 atau pemain tercepat nomor 3 dari penilaian Indonesia Individual Clasification. Juara 2 diraih Hari Fitrianto dari Cycling Team Singapura dan Juara satu berhasil diraih Ryan Ariehan. Di hadapan wartawan, Ryan Ariehan, mengaku, keberhasilan ini tidak terlepas dari faktor keberuntungannya, karena memiliki peluang dan didukung oleh timnya. "Kalau saya menilai kekuatan lawan sama, baik itu tim dari luar
atau dari indonesia, dan keberhasilan ini merupakan keberuntungan bagi saya," kata Ryan Untuk itu, dirinya akan waspada, karena semua memiliki peluang untuk beruntung karena kekuatannya sama. "Untuk besok (hari ini red), kami akan berupaya mempertahankan keberhasilan ini," ujarnya. Terkait Jersy, pada pertandingan etape terakhir, dirinya akan berupayan mempertahankan satu jersy yakni Red & White Jersy. ...Ryan Hal 7
RICE Luxiana Basko, BSc, MBA dan Rizky Fahrurrozi, SH, MH, Sabtu (14/9), seakan tidak pernah lepas dari senyuman. Putri pengusaha H Basrizal Koto dan putra mantan Kepala Kejati Sumbar, H Bagindo Fahmi, itu tampak sangat berbahagia di hari resepsi pernikahan mereka yang digelar di Nantongga Ballroom Premier Basko Hotel, Padang. `Rice dan Rizky yang dibalut pakaian penganten Minang modern terlihat benarbenar serasi. Tamu undangan mengatakan, “Anak daronyo rancak, marapulainyo gagah pulo�. Para tamu undangan pun kagum melihat indah dan mewahnya pelaminan dan dekorasi ruangan resepsi yang
HALAUAN
FOTO bersama kedua mempelai didampingi kedua orangtua. disiapkan secara khusus oleh Elly Kasim. Ketua DPD RI Irman Gusman yang didaulat memberikan sambutan dari perwakilan tamu undangan memberikan ucapan selamat dan pesan kepada kedua mempelai. Irman yang saat ini juga tengah mengikuti konvensi calon Presiden RI
dari Partai Demokrat turut mendoakan semoga Rice dan Rizky menjadi keluarga yang sakinah, mawaddah dan warahmah. Sedangkan Wakil Gubernur Sumbar Muslim Kasim diamanahkan memberikan kata sambutan dari pihak keluarga. ...Rice Hal 7 LAYOUT:WIWIN
2
Zona Riau
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
DARI DISKUSI SIEJ,
Ada 52.266 Hektar Kebun Sawit di Blok Tessonilo PEKANBARU-Ada kebun sawit di kawasan konservasi dan kawasan perijinan HTI di kompleks blok Tessonilo. Luasnya tidak tanggung-tanggung, mencapai angka 52.266 hektare. 15.819 ha di antaranya berada di kawasan Taman Nasional Tessonilo. Hal itu terungkap dalam diskusi yang digelar oleh The Society of Indonesian Environment Journalis (SIEJ) wilayah Riau pada Sabtu (14/ 93) di Kantor Balai Taman Nasional Tessonilo. Kumpulan wartawan peduli lingkungan itu bekerjasama dengan Strengthening Integrity and Accountable Program (SIAP) II dengan tujuan memberikan pemahaman bagi wartawan dan mahasiswa mengenai masalah pengelolaab hutan. Menurut Juru Bicara Eyes of the Forest (EoF), Afdal Mahyuddin yang menjadi salah satu pembicara mengatakan bahwa kompleks blok Tessonilo seluas 167.618 ha terdiri dari kawasan hutan TNTN (83.068 ha), kawasan HTI PT Siak Raya Timber (38.560 ha) dan kawasan HTI PT Hutani Sola Lestari (45.990 ha). Dari jumlah tersebut, tambahnya, 52.266 ha dikonversi menjadi kebun sawit. 15.819 ha merupakan kebun sawit yang sudah menghasilkan tandan buah segar dengan asumsi produksi 1,3 sampai 2 ton perhektar di setiap bulannya.
Menurutnya, sesuai dengan peraturan, kawasan konservasi Taman Nasional Tessonilo tidak boleh di babat dan lahannya diubah menjadi perkebunan. Kawasan HTI PT SRT dan PT HSL sesuai dengan ketentuan perijinannya, juga tidak bisa diubah menjadi perkebunan sawit. "Ironisnya, TBS-TBS itu dijual para perambah ke perusahaan perkebunan berskala nasional yang beroperasi di Riau," terang Afdal. Sementara, Kepala Balai Taman Nasional Tessonilo, Kupin Simbolon yang menjadi pembicara juga mengatakan bahwa kondisi itu di picu dengan mudahnya kalangan umum masuk ke kawasan TNTN. Kondisi tersebut membuat pengawasan tidak maksimal. "Kondisi tersebut membuat masih banyaknya illegal logging yang terjadi. Modusnya adalah adanya klaim kawasan hutan ulayat oleh berbagai batin masyarakat. Kemudian lahan itu di babat dan diambil kayunya dan lahannya dikonversi menjadi kebun sawit. Lahan itupun diperjual belikan," terangnya.(rtc/hen)
Wakil Gubernur Riau HR Mambang mit menyerahkan Bendera Merah Putih kepada perwakilan jamaah calon haji Riau, pada acara pelepasan Keberangkatan jamaah calon haji Riau Kloter 5 Embarkasi Batam, di Batam Kepulauan Riau.
RS PMC Gelar Seminar Dampak Narkoba PEKANBARU- Dalam rangka memperingati Hut ke-8 RS PMC dan Dies Natalis ke-4, Stikes PMC, Sabtu (14/9), mengadakan seminar dampak narkoba dan pergaulan Seks Bebas Bagi Perkembangan Generasi Muda di Gedung
Granada lantai IV RS PMC. Ketua Panitia, dr Afrida, mengatakan, narkoba pengaruhnya semakin hari semakin meningkat, sosialisasi langsung ke remaja sangat diperlukan, "sesuai dengan tujuan MDGs, kita bersama
HALUAN RIAU/SYAF
PARA peserta mengikuti seminar, dalam rangka memperingati HUT ke-8 RS PMC dan Dies Natalis ke-4, Stikes PMC, Sabtu (4/9)
TERBIT SEJAK 1 AGUSTUS 2000 (RIAU MANDIRI)
HALUAN MEDIA GRUP
Pemimpin Umum : H Basrizal Koto Wakil Pemimpin Umum : H Dheni Kurnia Plt Pemimpin Redaksi / Penanggungjawab : H Ahmad Zulkani Pemimpin Perusahaan : HM Sebastian Redaktur Pelaksana I : Mohd Moralis Redaktur Pelaksana II : Doni Rahim General Manager Minggu : Hendra Saputra Koordinator Liputan : Elpi Alkhairi Manajer Pracetak/Grafis : Zul Pramana S REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
HALUANRIAU/HUMAS
Lepas Jamaah calon Haji
harus mencegah. Karena itu, perlu diberikan pengetahuan kepada remaja kita agar terhindar dari bahaya narkoba dan seks bebas," ungkapnya, Sabtu (14/9). Kemudian Dokter Spesialis Kandungan dan Kebidanan RS PMC, Insan Suheimi, mengatakan, seks bebas umumnya karena pergaulan bebas, sehingga menyebabkan angka aborsi di Provinsi Riau tinggi dalam satu tahun, yang dilakukan oleh remaja yang belum menikah mencapai 20%. Dijelaskan Kombespol Bambang Setiawan, Kepala BNN Provinsi Riau, narkoba pasti merusak generasi penerus, harus ada upaya untuk mengedukasi remaja agar terhindar dari perilaku negatif tersebut. Seminar dihadiri ratusan peserta dari 22 SLTA dan SMK di Pekanbaru dan per-
guruan tinggi swasta dan negeri yaitu, dari UIR, UR, Persada Bunda, kemudian dari Stikes Payung Negeri, Poltekes Bunda Serumpun dan Stikes Hangtuah. Mereka terlihat antusias untuk mengetahui lebih dalam apa yang disampaikan narasumber, bertubi-tubi pertanyaan menarik diajukan peserta seminar. Dengan pembicara, dr Maisarah, Dokter Specialis RSJ Tampan Pekanbaru, dr Ihsan Suheimi, Dokter Specialis Kandungan dan Kebidanan RS PMC dan Kombespol Drs Bambang Setiawan, Kepala BNN Provinsi Riau. "Dari awalnya tidak tahu menjadi lebih tau lagi, saya senang dengan adanya seminar ini sehingga menambah pengetahuan yang selama ini kita tidak tahu," ungkap salah seorang peserta seminar, Sabtu (14/9). (Syaf)
HARI INI PLENO PILGUBRI
Polda Beri Pengamanan Maksimal PEKANBARU-Jajaran Polda Riau bakal mengerahkan 2/3 kekuatan atau sekitar 2.000 personil untuk mengamankan rapat pleno terbuka Komisi Pemilihan Umum Provinsi, Minggu (15/9). Demikian diungkapkan Kapolda Riau, Brigjen Pol Condo Kirono, yang dijumpai riauterkinicom di Masjid Komplek Polda Riau, kemarin. Menurut dia, pengamanan baik di Hotel Aryaduta maupun di sekitar lokasi sudah dipersiapkan dengan baik. "Kita juga menyampaikan kepada panitia dan jajaran untuk meningkatkan pengawasan mengigat pada hari yang sama, yakni Minggu pagi berlangsung juga acara car free day di seputaran Jalan Diponegoro," tuturnya. Kapolda Riau berharap
HALUAN RIAU/INS
Beri Selamat Wagubri, H Mambang Mit, memberikan selamat kepada Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau, pada acara serah terima jabatan, baru-baru ini. rapat pleno KPU Provinsi itu bisa berjalan aman dan lancar. Apalagi dari laporan
Direktur Haluan Media Grup: H. Desfandri Majid. Dewan Redaksi: H. Basrizal Koto, H. Djufri Hasan Basri, H. Dheni Kurnia, H. Edhy Zahar Koto, H. Ahmad Zulkani. Ombudsman: H. Edhy Zahar Koto SH, Alhendri Tanjung, SH. Redaktur Senior: Siswandi Syofyan Redaktur: Erina Djohar, Edhar Darlis, Erma Sri Melyati, Imelda Vinolia, Nursyamsi, Arlen Ara Guci, Perdana Putra, Dara Fitria, Edwar Pasaribu. Staf Redaksi: Jhoni Hasben, Nurmadi, Rudi Yanto, Gangsar Supriadi, Anom Sumantri, Syafrizal, Novita, Satria Donald, Renny Rahayu. Redaktur Foto: Azwar. Fotografer: Ahmad Afdhali Manager TI & Web: Budhy Prasetyo. Staf IT/Website/Litbang: Ivan Ihromi, M. Ivan Aditama. Layout: Muharmi (Koordinator), Wiwin Hariadi, Jumailis, Doni Jas, Rio Gunawan, Dede Sartika Grafis: Taufik Hidayat. Desain Iklan: Alwin Hasan, Tengku Afrizal, Zulfahmi. Perwakilan Daerah: Inhil: Jumiyardi Ali (Plt. Kepala), Irwandi, Ario Gusra. Kuansing: Ultra Sandi (Kepala). Inhu: Eka Buana Putra (Kepala), Efril Reza. Kampar: Akhir Yani (Kepala), Khairuddin Domo, Herman Jhoni. Rokan Hulu: Yusrizal (Kepala). Rokan Hilir: Wahyu (Kepala). Bengkalis: Usman Malik (Kepala). Siak: Ali Masruri (Kepala). Pelalawan: Supendi (Plt. Kepala), Suhemri Hasan. Meranti: Johanes Sinaga (Kepala).Biro: Dumai: Abdul Razak. Baganbatu: Jhoni Saputra, Duri: Susiyanti, Pangkalan Kuras: Zulkarnaidi Zola, Peranap: Argus Yandra, Ujungbatu: Agustian, Lubuk Jambi (Robi Susanto). Jaringan HMG Jakarta: H. Desfandri Majid, Sumatera Barat: Zul Effendi. Kepulauan Riau: Sofialdi. Jaringan HMG di Luar Negeri: Harimurti Dika Utama (Los Angeles, USA), Nina Fitri Kurnia (Melbourne, Australia), Dirman Haji Mustafa, Eko Hero (Kuala Lumpur, Malaysia). Alamat Redaksi: Gedung Riau Pers Jalan Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282. Telp. (0761) 572168 (hunting), Fax (0761) 572168. Redaksi menerima tulisan dalam bentuk artikel, laporan perjalanan, opini, diketik dua spasi maksimal 5 halaman kwarto. Redaksi juga menerima foto-foto menarik. Tulisan harus orisinil dan belum pernah dikirim ke media lain. Redaksi berhak mengedit tanpa mengubah subtansi. WARTAWAN HALUAN RIAU TIDAK DIBENARKAN MEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER DAN SELALU DIBEKALI KARTU PERS
yang diterima dari setiap Kapolres, proses penghitungan rekapitulasi suara Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Riau di tingkat kabupate dan kota juga berlangsung aman dan terkendali. "Suasana yang kondusif ini hendaknya kita pertahankan hingga sampai pelantikan gubernur dan wakil gubernur Riau terpilih nantinya," harapnya. Condro menyebutkan, selain tempat rapat pleno terbuka KPU di Hotel Aryaduta, pengamanan di rumahrumah panitia penyelenggara Pemilukada Riau termasuk di rumah-rumah calon gubernur dan wakil gubernur Riau juga akan lebih ditingkatkan. "Pengamanan itu melakat kepada anggota komisioner KPU, Bawaslu dan masing-masing calon gubernur dan wakil gubernur," pugkasnya.(rtc/hen)
Manager Sirkulasi & Pengembangan Pengembangan: Prismar Joni, Asisten/ Staf Sirkulasi: Syahfari, Arman. Mana g er Iklan: Muhardi Yance, Koordinator Piket Malam Iklan : Suherman.. Kepala Penagihan & Pengawasan: Efridel.. Account Executive Executive: Jefri ger Keuangan: Yandes Manag Zein, Alimudin, Nursadik, Adi, Eva. Mana Maksus, Kasir: Netu Okta Fera. Accounting: Sri Esti Arora. Penagihan: Hendrik Panca Abdi, Agus Salim Harahap. Iklan & Sirkulasi: Telp (0761) 7051960, 572168, Fax: (0761) 572168. Kantor Haluan Media Group Jakarta: Jl. Kebon Kacang elp. (021) 3161472-3161056. Faks. XXIX. No 2A Jakarta. Telp (021) 3153878 dan 3915790. Iklan Halaman I (Pertama) Full Colour Rp.50.000,-/mm kolom Spot Colour Rp.40.000,-/mm kolom Black White (BW) Rp.35.000,-/mm kolom
Iklan Halaman Dalam Full Colour Rp.35.000,-/mm klm Spot Colour Rp.25.000,-/mm klm Black White Rp.17.500,-/mm klm Sosial Rp.10.000,-/mm klm Kolom Rp.150.000/terbit
Penerbit: PT Inti Kharisma Mandiri Riau - Terdaftar sebagai anggota Serikat Penerbit Surat Kabar (SPS) dengan No. 308/2002/ g er Manag 06/A/2002. Direktur Percetakan: H. Dheni Kurnia, Mana Percetakan: Irman S. Rianto. Staf Percetakan: Ramalius, Heru, Rony, Rahmad, Supris, Hamzah, Zulfadly, Syahratul, Hardimal, Wahyudi, Andi, Ahmad. Dicetak oleh PT IKMR Pekanbaru Riau. Isi di luar tanggung jawab percetakan. LAYOUT : DONI JAS
Nasional
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
3
Hukum Mati Pembunuh Polisi JAKARTA-Anggota Kompolnas Adrianus Meilala meminta hukuman keras dan tegas berupa hukuman mati bagi pelaku pembunuh aparat, terutama kepolisian. Insiden yang marak terjadi akhir-akhir ini diharapkan dapat membuat pelaku berpikir 2 kali sebelum bertindak. "Kami harapkan dari segi hukum, harus ada usaha untuk buat ancaman kalau membunuh polisi ancamannya maksimal, hukuman mati misalnya," ujar Adrianus dalam diskusi di Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (14/9). Adrianus menjelaskan hukuman itu diperlukan karena ia menilai polisi sudah menjadi incaran para pelaku teror. Menurutnya pelaku teror tidak mampu menyerang elite-elite politik atau petinggi negara karena selalu dilindungi. Karena itu, sekarang mereka menyasar pelindungnya. "Tampaknya ada perubahan taktik, ada pembunuhan senyap, bahwa rombo-
REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
ngan presiden pernah mau diancam, rombongan gubernur mau dikejar. Karena mengejar elite politik itu susah, mereka jadi menyasar polisi. 1 kali mendayung 2 pulau terlampaui," kata Adrianus menyitir peribahasa. Pengamat dari Perguruan Tinggi Ilmu Kepolisian, Bambang Widodo Umar menyebut insiden penembakan polisi yang terjadi sejak Juli lalu sudah sangat meresahkan. Menurutrnya, saat ini perlu diberlakukan darurat kepolisian. "Disebut darurat karena saat Orde Baru tidak ada kasus penembakan yang menimpa polisi," lanjut Bambang. Bambang pun menilai fenomena penembakan ini sebagai kondisi kepolisian yang kian melemah. Namun, Bambang melihat belum ada
langkah konkrit untuk mencegah kasus serupa di masa mendatang. Penembakan polisi telah terjadi 5 kali dalam tahun 2013 ini. Diawali pada 27 Juli 2013, anggota Satlantas Polres Metro Jakarta Pusat, Patah Sektyono ditembak di Cireundeu Raya, Ciputat, Tangerang Selatan. Sepekan kemudian pada 7 Agustus 2013, anggota Satuan Binmas Polsek Cilandak Polres Metro Jakarta Selatan Aiptu Dwiyatna tewas ditembak di Gang Mandor Jalan Otista Raya Ciputat, Tangerang Selatan. 16 Agustus 2013, anggota Satuan Babinkamtibmas, Aiptu Kus Hendratmo dan anggota Satuan reserse Polsek Pondok Aren Tangerang Selatan, Bripka Ahmad Maulana, tewas ditembak. Penembakan terhadap keduanya terjadi di Jalan Graha Indah Pondok Aren Tangerang Selatan. Polisi korban penembakan yang juga meninggal adalah anggota Provost Direktorat Polisi Air dan Uda-
ra Baharkam Polri, Bripka Sukardi. Ia ditembak 10 September lalu di depan gedung KPK Jalan Rasuna Said, Setia Budi, Jakarta. Selain kelima polisi yang tewas karena penembakan
tersebut, terakhir Brigadir Polisi Satu (Briptu) Ruslan Kusuma yang ditembak di tempat pencucian mobil Arema, Jalan Pekapuran, Cimanggis, Depok, Jawa Barat selamat. Ia hanya mengalami
luka pada bagian paha kiri. Penembakan terhadap Briptu Ruslan terjadi saat dirinya mencuci sepeda motornya Kawasaki Ninja 250 CC, dan sedang tidak berpakaian dinas Jumat 13
September pukul 18.45 WIB. Usai menembak, pelaku membawa kabur motor Briptu Ruslan. Kini, anggota Sabhara Mabes Polri itu kini dirawat di RS Polri Sukanto, Kramat Jati, Jakarta Tim
AGAR LEBIH EFEKTIF
KPK Evaluasi Format LHKPN Agar Lebih Efektif JAKARTA - KPK berencana untuk mengevaluasi format dan prosedur Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara(LHKPN). Itu dilakukan agar proses pengecekan kekayaan pelapor bisa lebih efektif. "KPK akan melakukan evaluasi format LHKPN," ujar Wakil Ketua KPK Adnan Pandu Praja di Jakarta, Sabtu (12/9). Menurut komisioner yang membidangi sektor penindakan dan pencegahan ini, LHKPN nantinya akan difokuskan kepada profil pejabat yang melapor. "Terutama dikaitkan dengan
profil," kata Pandu. Selama ini pihak KPK hanya menerima laporan dari pejabat yang melaporkan kekayaan. Verifikasi dilakukan berdasarkan data yang dilaporkan oleh pihak si pejabat. Baru jika ada persoalan hukum yang menjerat pejabat terkait, LHKPN bisa dijadikan dasar untuk melacak mengenai harta kekayaannya. Dari sejumlah kasus yang diusut KPK, terdapat pola penyembunyian aset oleh para pejabat dengan tidak melaporkannya ke dalam LHKPN. (dtc/hen)
HALUAN RIAU/INT
XXXX Presiden SBY tiba di lokasi pembukaan Sail Komodo 2013 di Pantai Pede, Labuan Bajo, NTT. Acara Sail Komodo 2013 secara resmi dibuka oleh Presiden SBY, Sabtu (14/9).
LAYOUT: MUHARMI
4
Fokus
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
PUSKESMAS Rawat Inap Teluk Sungkah yang baru selesai dikerjakan.
Menguak Proyek Bermasalah Diskes Riau PEKANBARU-Setiap tahun Dinas Kesehatan Provinsi Riau menganggarkan puluhan hingga ratusan miliar dana untuk pembangunan sarana dan pra sarana kesehatan bagi masyarakat Riau. TIM HALUAN RIAU Sarana pra sarana yang dibangun itu diharapkan dapat dimanfaatkan instansi di kabupaten/kota di Riau untuk meningkatkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat. Demikian pula dengan masyarakat, yang sangat berharap kesehatannya dapat dilayani dengan sarana dan pra sarana yang memadai.
senilai Rp3 miliar lebih. Kemudian, proyek central oxigen tahun anggaran 2012 yang saat ini ditangani Kejaksaan Tinggi Riau. Kemudian proyek pembangunan Puskesmas rawat Inap di teluk Sungkah, Kabupaten Indragiri Hilir, tahun anggaran 2012 senilai Rp2,5 miliar, yang sudah dilaporkan ke Kejaksaan Tinggi Riau dan saat ini dalam tahap telaahan. Kemudian proyek pem-
PUSKESMAS Rawat Inap Teluk Meranti tak bisa digunakan. pernah lagi dilakukan pemeliharaan terhadap bangunan itu.
Pantauan di lapangan, selain lantai sekeliling bangunan yang sudah rusak,
bagian talang air juga ada yang terlihat rusak. Warga memperkirakan bangunan
tersebut akan ambruk jika tidak scepatnya dilakukan pemeliharaan.***
TIM BPKP temukan tiang puskesmas tanpa besi Namun, ternyata sebagian dari proyek untuk peningkatan sarana pra sarana tersebut, tidak semuanya dapat dimanfaatkan bagi instansi di daerah maupun oleh masyarakat. Namun diduga hanya dimanfaatkan segelintir oknum di Dinas Kesehatan Provinsi Riau dan kontraktor untuk mengeruk keuntungan pribadi Dari catatan Haluan Riau, saat ini setidaknya ada empat proyek di Dinas Kesehatan Provinsi Riau yang sedang ditangani aparat penegah hukum, Kejaksaan dan kepolisian. Di antaranya, pembangunan Puskesmas Rawat Inap di Teluk Meranti yang dianggarkan tahun 2010 dan 2011 q REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
bangunan gedung farmasi di Kota Pekanbaru, senilai Rp2 miliar, yang sudah mulai tercium adanya indikasi kecurangan dan juga telah disampaikan ke Kejaksaan Tunggi Riau. Untuk pembangunan Puskesmas Rawat Inap di Teluk Meranti, Tim audit dari BPKP Riau menemukan tiang tanpa menggunakan besi. Hal ini seperti yang diungkapkan Kapolres Pelalawan, melalui Kasat Reskrim AKP Bimo Ariyanto. Dikatakannya, dari pemeriksaan tim Investigasi BPKP Riau dipimpin oleh Muklis, bangunan Puskesmas Rawat Unap Teluk Meranti terdapat tiang penyangga tidak menggunakan besi. Kemudian ba-
lok slop besi yang digunakan hanya ukuran 6 mm. Akibatnya, bangunan itu tidak kuat dan ambruk. Yang ambruk bukan saja pelafon dan dinding retak, tapi juga lantai keramik juga hancur. Sementara Proyek Pembangunan Puskesmas Rawat Inap di Teluk Sungkah, Inhul, yang dianggarkan Dinas Kesehatan Riau tahun 2012 sebesar Rp2,5 miliar, saat ini kondisi lantai sekeliling bangunan sudah hancur. Beberapa masyarakat yang ditemui disekitar Puskesmas Rawat Inap itu, mengaku proyek tersebut baru selesai dikerjakan awal Februari 2013 lalu. Sejak dibangun hingga saat ini tidak
LANTAI sekeliling Gedung Puskesmas Rawat Inap Teluk Sungkah, Inhil rusak. q LAYOUT: JUMAILIS
Fokus
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
5
Tangkap Koruptor di Diskes Riau! BANYAKNYA proyek di Dinas Kesehatan Provinsi Riau yang tidak dapat dipergunakan sebagaimana mestinya, untuk peningkatan pelayanan kesehatan bagi masyarakat, diduga akibat adanya permainan oknum di Dinas Kesehatan Provinsi Riau dan kontraktor. TIM HALUAN RIAU Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Asosiasi Kontraktor Konstruksi Indonesia (DPN AKSI), Syakirman, menduga permainan sudah terjadi sejak dalam
tahap lelang proyek. "Salah satu contoh, proyek pembangunan Puskesmas Rawat Inap di Teluk Sungkah, Inhil. Saya sebagai salah satu Direktur di PT Tunas Mekar Harapan sudah pernah mengingatkan Ketua Panitia Lelang Dinas Kesehatan Riau, Trisadjoko, agar tidak memenangkan PT Tunas Mekar Harapan, karena perusahaan pailit dan dinyatakan dalam putusan pengadilan dalam gugatan Asuransi Parolamas," ujarnya. Namun, Panitia Lelang tidak mengindahkan peringatan yang disampaikan Syakirman tersebut. Panitia tetap menetapkan PT Tunas Mekar Harapan sebagai pemenang. "Siapa sebenarnya yang
mengrjakan proyek tersebut? karena Direktur Utama perusahaan itu tidak pernah hadir dalam sidang gugatan dan telah dinyataan pailit," ujarnya bertanya. Indikasi adanya permainan dalam proses lelang untuk memenangkan seseorang yang telah dipesankan menurut Syakirman kembali terulang pada tahun 2013 ini. Yakni pada proyek pembangunan gedung farmasi senilai Rp2 miliar. Panitia mengalahkan penawar dengan nilai terendah dengan alasan barchat. Padahal barchat tersebut sudah tercantum jelas dalam jadwal pelaksanaan dan lainnya. "Saya menerima laporan hal ini sudah berlangsung
sejak tahun 2011, yakni sejak Trisadjoko ditunjuk sebagai Ketua Panitia Lelang. Untuk membuktikan bahwa panitia lelang tersebut salah dan tidak mengerti dengan barchat dan dokumen lelang itu, saya mengajukan sanggah banding ke Gubernur Riau, yang akhirnya menyatakan sanggahan banding saya benar," ujarnya. Hal ini menurutnya, membuktikan panitia lelang yang ada tidak paham dengan lelang yang dibuatkan dan mereka tidak
berkompeten untuk melakukan lelang terhadap halhal teknis seperti pembangunan bangunan. "Karena itu, saya meminta Gubernur Riau dan Kepala Dinas Kesehatan Riau untuk mencopot panitia lelang. Selain itu, DPN AKSI siap memberikan ban-
tuan hukum kepada kontraktor yang merasa dirugikan atas keputusan panitia lelang selama ini. Sesuai ketentuan, panitia lelang yang diketuai Joko dapat diancam sesuai UU Jasa Konstruksi, yang ancamannya lima tahun penjara," jelasnya. Dan kepada aparat penegak hukum, Syakirman berharap dapat mengusut tuntas dugaan penyimpangan di Dinas Kesehatan Riau tersebut dan menangkap koruptor yang bersarang di Dinas Kesehatan Riau. "jangan jadikan Dinas Kesehatan Riau itu sebagai sarang koruptor. Karena itu, Kejaksaan dan kepolisian harus segera menangkap para koruptor itu, mulai dari panitia lelangnya," tegasnya.***
PENYIDIK Polres Pelalawan memeriksa PPTK Puskesmas Rawat Inap Teluk Meranti.
Kontraktor Puskesmas Teluk Kadiskes: Silahkan Jaksa Periksa Meranti Tersangka SETELAH dilakukan pemanggilan terhadap sejumlah saksi, akhirnya Penyidik Polres Pelalawan menetapkan kontraktor pembangunan Puskesmas Teluk Meranti, Aidil Putra sebagai tersangka. Hal ini dikatakan Kapolres Pelalawan melalui Kasatreskrim Polres Pelalawan, AKP Bimo Arianto, kepada Haluan Riau. Dikatakannya, pihaknya sudah memeriksa sejumlah saksi, mulai dari panitia lelang proyek dan PPK, mantan Kepala Dinas Kesehatan Riau dan Kabag Anggaran, serta pengawas
proyek. "Dari hasil pengembangan penyelidikan dan keterangan saki tersebut, akhirnya penyidik menetapkan kontraktor sebagai tersangka. Saat ini ada sejumlah nama yang bakal dijadikan tersangka lainnya," ujarnya. Ketika ditanya kapan tersangka akan ditangkap, menurut Kasat Reskrim pihaknya masih menunggu hasil audit dari BPKP. "Proyek dibangun asal jadi oleh kontraktor. Proyek telah dianggarkan dua kali di APBD Riau pada Dinas kesehatan Riau," ujarnya.
Saat ini menurutnya, sudah ada seorang calon tersangka selain Kontraktor pelaksana. "Khusus pada kontraktor pengerjaan proyek Puskesmas Teluk Meranti memang hingga kini belum kami lakukan penahanannya, karena kami belum mengantingi hasil audir BPKP berpa kerugian negaranya," ujarnya. Meski demikian, ia optimis akhir tahun ini berkas perkara korupsi proyek Puskesmas teluk Meranti akan lengkap dan dinyatakan P21 oleh kejaksaan.***
PEKANBARU-Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Zainal Arifin MKes, mempersilahkan Kejak-
mereka isi. Itu kan sudah tanggungjawab mereka untuk melakukan pemeliharaan," ujarnya.
terlihat rusak, serta pengecatan yang tidak sempurna. Tidak itu saja, pada gedung bagian belakang terlihat adanya keretakan. Beberapa warga sekitar yang ditemui, mengatakan, proyek tersebut baru selesai dikerjakan sekitar awal Februari 2013 lalu. Padahal proyek tersebut merupakan proyek tahun anggaran 2012. "Menurut orang yang bekerja waktu itu katanya bangunan harus selesai Desember 2012, tapi tidak terkejar. Bangunan baru selesai awal Februari 2013," ujar warga warga yang tidak bersedia disebut namanya ini. Lebih lanjut dikatakannya, sejak saat itu bangunan ditinggalkan begitu saja, sehingga terlihat semak dan pada beberapa bagian terlihat hancur. "Bangunan ini belum
digunakan dan baru beberapa bulan selesai dilakukan saja sudah rusak. Kalau dibiarkan terus, satu tahun ini dikhawatirkan bangunan akan semakin parah, bisabisa rubuh," ujarnya. Mengenai dugaan adanya penyimpangan proyek ini, mulai dari proses lelang hingga pekerjaannya, sebelumnya telah dilaporkan ke Kejaksaan Tinggi Riau oleh Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Asosiasi Kontraktor Konstruksi Indonesia, Syakirman, sekitar Mei 2013 lalu. Namun hingga saat ini belum diketahui tindak lanjut laporan tersebut. Kasipenkum dan Humas Kejati Riau, Andri Ridwan, sebelumnya mengatakan pihaknya masih menelaah laporan tersebut.***
SEKRETARIS panitia lelang diperiksa penyidik.
PENYIDIK Polres Pelalawan memeriksa pengawas proyek pembangunan Puskesmas Rawat Inap Teluk Meranti. q REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
saan Tinggi Riau segera mengusut dugaan penyimpangan pada proyek Puskesmas Rawat Inap Teluk Sungkah, Inhil, tahun 2012 sebesar Rp2,8 miliar. "Proyek tersebut sudah dilaporkan ke Kejaksaan, media juga sudah memberitakan kondisinya, sekarang ini tinggal Kejaksaan saja mengusut proyek itu. Kita persilahkan Kejaksaan mengusutnya," ujar Zainal Arifin, ketika ditemui, baru-baru ini. Pada kesempatan tersebut, Zainal Arifin juga mempersalahkan pihak Kabupaten Indragiri Hilir yang tidak segera memanfaatkan bangunan yang selesai dibangun awal Februari 2013 lalu. "Bangunan itukan mereka (Kabupaten) yang meminta. Sudah kita bangun dan sudah kita serahterimakan kepada mereka, tetapi tidak segera
Ketika disebutkan, suatu proyek bangunan biasanya setelah selesai dikerjakan masih ada tahap pemeliharaan selama enam bulan oleh kontraktor dan jaminan pekerjaannya masih ditahan Dinas Kesehatan sebesar lima persen, Kadiskes tampak bingung. "Harusnya dilakukan pemeliharaan oleh kontraktor," ujarnya mengulang pertanyaan yang diajukan, ketika disebutkan kenyataannya di lapangan menurut warga sekitar tidak pernah dilakukan pemeliharaan sejak selesai awal Februari 2013 lalu. Seperti diberitakan sebelumnya, dari penelusuran Haluan Riau, Minggu (25/8), pada lantai teras sekeliling bangunan yang dibangun senilai Rp2,8 miliar ini, terlihat hancur. Tidak itu saja, talang air pada atap
KABAG Anggaran Biro Keuangan Riau diperiksa penyidik. q LAYOUT: JUMAILIS
6
INTERNASIONAL
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
EMPAT WARGA TEWAS, 172 HILANG
Colorado Darurat Banjir COLORADO-Presiden Amerika Serikat Barack Obama menyetujui status darurat nasional atas bencana banjir yang melanda kawasan Colorado. Sebab, banjir yang kian meluas itu telah menelan empat korban jiwa. Badan penanggulangan bencana AS pun mulai mengevakuasi warga dari lokasi banjir. Petugas meminta ribuan orang di Kota Boulder dan sekitarnya untuk mengikuti prosedur evakuasi. Sedangkan penduduk di Denver dan sekitarnya diimbau menjauhi jalanan yang tertutup banjir. Bencana itu juga menyebabkan sejumlah wilayah kehilangan aliran listrik dan telekomunikasi. "Para pejabat Boulder County mengungkapkan bahwa mereka telah menemukan mayat seorang wanita yang hanyut, setelah keluar dari kendaraannya pada Kamis waktu setempat," kata Sheriff Joe Pelle seperti dilansir dari CNN yang dimuat Liputan6.com, Sabtu (14/9). Selain itu, pihak berwenang juga menemukan mayat pria dari mobil yang sama ketika berusaha menyelamatkan wanita itu. 2 Korban meninggal lainnya berada di Boulder dan El Paso County, namun tak disebutkan apa penyebab kematian mereka. "Setidaknya 172 orang di Boulder County juga dilaporkan hilang atau belum ditemukan oleh kerabat", jelas Komandan Sheriff Heidi Prentup. Melihat banjir yang begitu besar dan berdampak, Presiden Barack Obama melalui FEMA atau badan manajemen darurat federal menyatakan keadaan darurat
pada Jumat untuk Boulder, Larimer dan El Paso County. "Deklarasi itu memungkinkan FEMA untuk membawa 4 tim penyelamat terbaik yang pernah ditempatkan di Colorado," kata para pejabat . Hujan deras juga diperkirakan masih akan melanda kawasan tersebut hingga Minggu, 15 September waktu setempat. "Ini belum berakhir," kata Chad Myers, ahli meteorologi CNN. Penyelamatan Pada hari Jumat, pasukan Garda Nasional menggunakan truk besar untuk menyeberangi genangan air yang mengevakuasi seluruh Boulder County terutama Kota Lyons, sejak banjir mulai menggenangi pada Rabu malam waktu setempat. "Benar-benar terasa seperti Tuhan turun dan menyelamatkan kita. Rasanya bahagia, " kata Melinda Villa saat kedatangan tim penyelamat di apartemen Lyons, saat ia terdampar dengan bayinya yang berusia 1 bulan. "Aku merasa terjebak. Tidak ada telepon, tidak ada air, nyaris tak bisa membuat susu formula untuk bayiku, nyaris tanpa makanan untuk kami," akunya. Jonathan Linenberger seorang warga lain yang turut dievakuasi dengan gaya penyelamatan bergaya Nabi Nuh dengan perahu besarnya, memaparkan bahwa
JIKA UPAYA DIPLOMASI GAGAL
Obama Tegaskan AS Siap Serang Suriah WASHINGTON-Presiden Amerika Serikat Barack Obama telah menyampaikan kesediaannya untuk memberikan kesempatan bagi upaya diplomasi dalam menyelesaikan krisis Suriah. Namun Obama juga mengingatkan, opsi militer masih tetap ada. Saat ini Menteri Luar Negeri (Menlu) AS John Kerry dan Menlu Rusia Sergei Lavrov tengah mengadakan pertemuan menyusul usulan Rusia soal penyerahan senjata kimia rezim Presiden Bashar al-Assad. Pertemuan itu untuk menuntaskan kesepakatan soal penghancuran senjata kimia rezim Assad. "Kita perlu melihat tindakan-tindakan konkret yang menunjukkan bahwa Assad serius soal menyerahkan senjata kimianya," kata Obama dalam pidato mingguannya seperti dilansir kantor berita AFP, Sabtu (14/ 9/2013). "Dan karena rencana ini
muncul hanya bersama ancaman kredibel aksi militer AS, kita akan tetap mempertahankan posisi militer kita di wilayah itu untuk terus menekan rezim Assad," imbuh Obama. Sebelumnya, Presiden Assad telah menyampaikan konfirmasinya atas kese diaan rezimnya untuk me laksanakan usulan Rusia, sekutu dekatnya. Pemerintah Rusia mengusulkan penyerahan senjata kimia rezim Suriah tersebut sebagai cara untuk menghindarkan aksi militer AS. Namun Assad menegaskan, kesediaan rezimnya mengikuti usulan Rusia itu bukan karena adanya ancaman serangan militer AS. "Suriah menyerahkan senjata-senjata kimia dalam pengawasan internasional adalah karena Rusia," tutur Assad. "Ancaman-ancaman AS tidak mempengaruhi keputusan itu," tandas pemimpin Suriah itu.(dtc/hen)
Meksiko Bersiap Hadapi Topan Ingrid MEKSIKO-Pemerintah Meksiko bersiap menghadapi datangnya topan Ingrid sejak Jumat (13/9). Menurut warta AP menyitir Badan Meteorologi AS, topan itu akan datang hingga Senin (16/9/2013) dini hari. Bentuknya, angin kencang dan hujan deras berkepanjangan. Pada tahap awal, otoritas Meksiko sudah mengungsikan warga di kawasan Veracruz sepanjang sungai yang bermuara di Teluk Meksiko. "Pemerintah fokus pada delapan kota kecil di Veracruz di sepanjang Sungai Tecolutla," kata pihak Pemerintah Meksiko. Kawasan penampungan sementara yang ditetapkan pemerintah adalah sekolah dan berbagai gedung pemerintah. Secara rinci, Pusat Pemantauan Topan Nasional AS mengirimkan informasi kalau kawasan Teluk Meksiko memang menjadi tempat yang bakal dilalui Ingrid. "Kota pelabuhan Tampico, salah satunya," kata lembaga itu. Sementara Pemerintah Meksiko mengumumkan kalau Ingrid bakal melalui wilayah mulai dari La Pesca di dekat perbatasan dengan AS hingga Tuxpan di selatan Tampico. Ingrid berkekuatan tiupan angin hingga 60 mil per jam. Pusat topan itu ada di 65 mil atau 105 kilometer dari timur Veracruz. Prediksi cuaca menunjukkan kalau topan ini juga bakal bertandang ke utara dan cekungan Teluk Meksiko di dekat Tampico selama seminggu ke depan.(kc/hen)
HALUAN RIAU/INT
BANJIR besar melanda Colorado pada Jumat (13/9) waktu setempat. ia dan tunangan beserta 4 anjing dan 3 kucingnya diselamatkan karena meneriaki truk tim penyelamat. "Kami harus pergi (melalui) air setinggi lutut. Kami harus menyeberangi hewan kami di dalam truk, agar bisa keluar dari banjir. Itu adalah hal pertama yang kami selamatkan, orang yang Anda cintai - dan itulah apa yang kami miliki," urai Jonathan. Sejauh ini, tim penyelamat Garda Nasional juga telah mengevakuasi seluruh penduduk sekitar 285 orang dari kota Jamestown dengan helikopter. "Empat helikopter digunakan untuk penyelamatan di Boulder County pada Jumat waktu setempat," ujar Sheriff Joe. Sheriff Joe juga mengatakan helikopter kemungkinan harus digunakan tanpa batas, untuk memberikan makanan dan air kepada warga di sepanjang jalan pedesaan yang rusak. "Perlu diketahui kami
bekerja keras. Kami kha watir tentang Anda. Tapi Anda akan harus bersabar. Ini adalah peristiwa yang tak bisa diduga," jelas Joe kepada warga yang mungkin melihat konferensi pers di televisi. Akibat banjir itu, University of Colorado juga membatalkan pertandingan sepak bola yang dijadwalkan pada Sabtu ini melawan Fresno State. Di Larimer County arah utara, Sheriff Justin Smith mengamati kerusakan berat Big Thompson Canyon melalui pantauan udara. "Beberapa orang tetap terdampar di rumah. Bagaimana kita akan mengeluarkan mereka. Itu akan me makan waktu yang lama," ungkap Sheriff Justin. Namun, saat hujan berhenti sesaat. Bus sekolah sempat mengevakuasi siswa yang terdampar di sekolah. Justin juga menggambarkan kerusakan ada di mana-mana. Dia memperkirakan 17
kilometer dari Highway 34, arteri utama perlu dibangun kembali. Upaya penyelamatan juga dilakukan di Lyons, tim penyelamat pun segera mendatangi warga yang terjebak di rumah. "Upaya Garda Nasional untuk mendapatkan warga dari Lyons dimulai tak lama setelah fajar. Sekitar 100 tentara di 21 kendaraan besar menembus banjir untuk mengeluarkan warga," kata Gubernur John Hickenlooper. Warga seluruhnya terisolasi, tanpa air atau layanan apa pun. bahkan beberapa di antaranya tanpa listrik, menghadapi "bencana yang sangat besar" seperti yang dikatakan Kepala pemadam kebakaran JJ Hoffman dalam postingan akun facebooknya. Ia pun tak mengetahui sampai kapan evakuasi warga akan selesai dilakukan. "Aku mendukung Anda semua - tetap kuat! Kami akan membuat kalian melalui
ini, Kami di sini ada untuk Anda, dan melakukan yang terbaik yang kita bisa dengan sumber daya yang kami punya untuk menjangkau kalian!" tulis Hoffman di halaman Facebook pemadam kebakaran. Ketika pengungsi Lyons tiba di tempat penampungan, yang didirikan sebuah gereja di dekat Longmont. Lalu mereka bercerita banjir besar telah merusak rumah sekaligus yayasan seperti sungai St Vrain Creek. Kini, beberapa orang di Lyons masih sedang menunggu penyelamatan. Bahaya Lain Pejabat transportasi negara mengeluarkan peringatan darurat untuk warga di beberapa wilayah yang paling terpukul. Memperingatkan mereka untuk menjauhi jalan karena banyak yang tidak stabil dan bisa memberikan jalan tanpa pemberitahuan. Di Fort Collins, beberapa warga telah didesak untuk
meninggalkan rumah mereka. Dan di Denver, polisi mendapati laporan ada seorang pria tersapu ke sebuah pipa drainase dengan anjingnya. "Keduanya diselamatkan setelah tersapu 2 blok di dalam air" kata polisi di akun Twitter resmi mereka. Hujan mengirim air hampir di seluruh Boulder County menenggelamkan jembatan dan rumah-rumah warga. "Semua warga diperingat kan untuk pergi ke tempat yang lebih tinggi segera, karena potensi banjir bandang terjadi di sepanjang sungai," kata Kantor Manajemen Darurat Boulder. Manajemen darurat juga memperingatkan bahwa ada tanah longsor di dekat Boulder Canyon sepanjang 400 kaki dan sedalam 4 kaki. Kondisinya akan semakin buruk jika hujan terus turun. Pihak berwenang pun terus memperingatkan tentang bahaya tanah longsor itu . (lec/mtv/hen)
DIDUGA SELUNDUPKAN NARKOBA
5 WNI Ditangkap di Cina BEIJING-Praktek penyelundupan narkoba yang melibatkan WNI kembali muncul di Cina. Padahal dalam kurun waktu satu tahun terakhir, kejahatan yang melibatkan WNI tersebut tak pernah terjadi. Berdasarkan informasi dari Kedubes RI di Beijing, pada bulan September 2013,
Kantor Biro Anti Penyelundupan Kota Guangzhou Provinsi Guangdong, RRT telah menangkap dan menahan lima WNI, seluruhnya wanita, yang diduga terlibat penyelundupan narkotika. Dalam kurun waktu kurang dari dua minggu, masing-masing tanggal 26
Agustus, 1, 5, dan 7 September 2013, kelima WNI tersebut ditangkap di Bandara Baiyun Internasional saat akan keluar meninggalkan RRT menuju Indonesia. KBRI Beijing akan memberikan bantuan kekonsuleran agar kelima WNI wanita tersebut mendapatkan per-
lakuan yang layak serta bantuan hukum yang memadai. Untuk diketahui, ancaman hukuman maksimal kejaha tan narkoba di China adalah hukuman mati. "Atas dasar itulah, kembali KBRI Beijing menghimbau seluruh WNI yang akan dan sedang bepergian
ke RRT untuk mematuhi peraturan perundangan setempat, dan menghindarkan diri dari kejahatan dan/atau tindak pidana lainnya, terutama yang terkait dengan narkotika yang dipandang sebagai kejahatan berat," demikian pernyataan dari Kedubes RI di Beijing.(dtc/hen)
Jepang Incar Myanmar Pakai B 767-300 JEPANG-Maskapai penerbangan Jepang All Nippon Airways (ANA) mengincar pasar Myanmar dengan pesawat Boeing 767-300 ER. Menurut warta New Light of Myanmar pada Sabtu (14/9), pesawat itu akan melayani rute Tokyo-Yangon pergi pulang pada akhir September 2013. NA dalam catatannya mengatakan kalau pesawat itu berisi 202 kursi. Dari jumlah itu ada 35 kursi kelas bisnis. Sudah 12 tahun lamanya, ANA berhenti mengudara menuju Myanmar terhitung pada Oktober 2012. Trayek reguler Tokyo-Yangon pergi pulang kembali dibuka dengan perjalanan tiga kali seminggu. Sementara, sampai kini, ada 22 rute penerbangan internasional menuju dan kembali dari Myanmar. Sementara, ada delapan maskapai penerbangan yang melayani rute domestik Myanmar sekarang.(kc/hen)
HALAU
HALUAN RIAU/KC
BOEING 767-300 All Nippon Airways. REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
LAYOUT: TAUFIK
Sambungan
7
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
Korban Tewas Kecelakaan Dul jadi Tujuh JAKARTA-Korban tabrakan tol Jagorawi maut bertambah lagi. Robby Yassar Affan, 35 tahun, meninggal di Rumah Sakit Meilia, Cibubur, pada pukul 03.40, Sabtu (14/9). Robby, menurut keterangan pamannya, Zakaria, mengalami koma pada pukul 23.00 WIB dan keadaannya semakin kritis pada pukul 03.20. Jenazah Robby saat ini telah berada di kediamannya, Jalan Pisangan Baru Tengah, Pasar Jangkrik, Jatinegara, Jakarta Timur. Di antara korban yang selamat dari kecelakaan yang melibatkan AQJ, putra bungsu Ahmad Dhani, kondisi Robby yang paling parah. Salah satu paruparunya tak berfungsi. Beberapa tulang rusuk di bagian kanan-kirinya patah dan terkena paru-paru sehingga darah masuk ke dalam dan menyulitkannya untuk bernapas. Robby juga mengalami patah kaki di bagian kiri serta patah tulang panggul. Kecelakaan yang terjadi Minggu malam, 8 September 2013, itu menyebabkan enam korban tewas dan lainnya terluka. Kini, korban tewas bertambah menjadi tujuh orang. Mobil Lancer yang dikemudikan AQJ, yang berusia 13 tahun, ke luar jalur tol dan menabrak Gran Max. AQJ saat ini masih dirawat di Rumah Sakit Pondok Indah dan telah lima kali dioperasi.
Ahmad Dhani Akan Tanggung Jawab Sementara keluarga korban sudah menerima kepergian Robby. Mereka tak akan menuntut orang tua Dul, Ahmad Dhani. "Kami dari pihak keluarga tidak akan menuntut siapa-siapa, ini su dah takdirnya. Apabila ada permasalahan hukum yang diurus kita tidak akan meruncing suasana," kata kakak korban Vera, di rumah duka, Pisangan Baru, Matraman, Jakarta Timur, Sabtu (14/9). Keluarga korban juga telah mengikhlaskan kepergian Robby. Serta merasa bersyukur pihak Ahmad Dhani akan bertanggung jawab sepenuhnya. "Bersyukur dari pihak Ahmad Dhani mau bertanggung jawab, membiayai di Rumah Sakit dan di pemakaman, kami ikhlas atas kepergian robby," ujarnya. Menurut Vera, kondisi Robby memang sudah sangat parah banyak tulang yang patah. Sehingga resiko kesembuhan sangat kecil. "Kondisi tulangnya banyak yang patah, banyaknya patahan tulang penyebab kita tidak pindahkan ke Rumah Sakit lain, banyaknya tulang di badannya yang patah takut kalau dipindah-pindah akan memperberat penyakitnya," tutur kakak Robby yang juga
seorang dokter ini. "Banyaknya patah mengakibatkan pembekuan darah, terakhir kondisi Robby biru-biru badannya, infeksi pada badannya dia, itu penyebab kematianya," tambahnya lagi. KPAI Awasi Ahmad Dhani Sedikitnya 12 anak-anak korban kecelakaan maut akibat ulah AQJ alias Dul ke-
hilangan tulang punggung keluarga. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) turun tangan mengawasi agar anakanak malang itu mendapat bantuan dari keluarga Dul. "Kami turut berduka cita atas meninggalnya korban kecelakaan di tol Jagorawi. Ini anak ke-12 dari yang ditinggalkan. KPAI akan mengawasi agar membantu semuanya. Tadi saya telepon
Ahmad Dhani ada anak lagi yang ditinggal. Ini musibah buat kita semua. Kita ingin anak-anak korban dapat terlindungi semuanya," papar Kepala Divisi Pengawasan dan Perlindungan Anak KPAI, Muhammad Ichsan. Hal ini disampaikan Ichsan di rumah duka keluarga Robby di Jalan Pisangan Baru Tengah, RT 06 RW 11 nomor 23, Jatinegara, Jakarta
Timur ke TPU Pondok Kelapa, Jakarta Timur, Sabtu (14/9). Ichsan mengatakan kedatangannya untuk memastikan agar buah hati Robby mendapat dukungan dari keluarga pelaku. Nantinya, menurut dia, akan ada musyawarah antara keluarga korban dan pelaku. "Pelaku memberikan dukungan sepenuhnya terhadap keluarga korban. Dukungan terhadap
Nami Kaze
HALUAN RIAU/INT
Komunitas Nami Kaze adalah wadah bagi para pencinta hal-hal yang berhubungan dengan Jepang. Namikaze sendiri berasal dari bahasa Jepang yang mempunyai arti gelombang dan angin.
Forum ... MUDAH-MUDAHAN informasi ini salah sehingga kami memiliki waktu yang lebih panjang untuk mempersiapkan gugatan ke MK. Jika hanya satu putaran maka dalam minggu ini akan kita layangkan gugatan ke MK," jelas Robert didampingi Wakil Ketua, Raja Adnan, Wakil Ketua, Firli Mendoriza dan Sekum Ramli Wijaya. Menurutnya salah satu inti gugatan tersebut adalah KPU Riau dinilai tidak mengakomodir hasil keputusan PTUN Pekanbaru yang memenangkan gugatan bakal cagub/cawagub, Wan Abu Bakar dan Isjoni. "Pasangan ini gagal ikut Pilgubri bahkan hasil kepu-
Dari Hal. 1 tusan sidang Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) sampai sekarang ditunda. Kami menduga ada usaha KPU Riau untuk menggagalkan pasangan WIN ikut Pilgubri," jelasnya. Selain itu, kata dia, pihaknya sekarang sedang menghimpun kekuatan untuk mengumpulkan semua pelanggaran-pelanggaran Pilgubri yang terjadi sehingga Pilgubri bisa diulang. "Saya bukannya anti demokrasi. Apapun hasil Pilgubri yang diplenokan KPU Riau akan kami hormati. Namun, persoalan yang terjadi saat ini adalah adanya indikasi penyelenggara
Pilgubri melakukan pelanggaran sehingga mematikan demokrasi yang sebenarnya," tegasnya. Robert menyebutkan dari awal sudah ada indikasi ketidakprofesional KPU dalam menyelenggarakan Pilgubri. Ia mencontohkan ketika KPU tidak mengumumkan hasil pemeriksaan kesehatan cagubri. Padahal kata dia, pemeriksaan kesehatan itu memakai dana rakyat. "Mereka memakai dana rakyat melalui APBD sehingga keterbukaan informasi publik mesti diberikan. Kenapa KPU Riau menutupnutupi hal tersebut," katanya.
Ia juga mempertanyakan legalitas komisioner KPU Riau sekarang karena dinilai jabatannya sudah berakhir. Berdasarkan salinan keputusan KPU nomor 418/SK/ KPU/2008 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota KPU Provinsi Riau yang diperoleh Forum LSM Riau Bersatu, sedianya masa jabatan keanggotaan komisioner saat ini berakhir pada 26 Februari 2008 silam. Namun kemudian dipepanjang melalui SK KPU hingga tanggal 21 November 2008. "Bulan Desember 2008 harusnya sudah dibentuk seleksinya (komisioner KPU) untuk menyusun kepengu-
rusan 2008 hingga 2013. Makanya dari kacamata kami bahwa KPU sekarang adalah KPU abal-abal. Kami permasalahkan KPU yang menyelenggarakan Pilkada 4 September ini cacat hukum," ujar nya. Robert menambahkan, dengan perpanjangan itu bukan otomatis masa jabatan KPU Provinsi Riau jadi dua periodesasi yakni 21 November 2008-2013 sebagaimana hasil Rapat Pleno KPU yang tertuang dalam Berita Acara Nomor 85/15-BA/XI/2008. Robert menjelaskan saat ini pihaknya sedang menyusun kekuatan untuk mencari demokrasi sebenarnya, bukan demokrasi yang
sudah dicederai oleh penyelenggara pemilu. "Ini demi marwah Riau. Untuk demokrasi Riau dan bukan untuk salah satu calon. Mari kita bersama-sama memperbaiki demokrasi di Riau ini," jelasnya. Untuk menggalang kekuatan, pihaknya sudah bertemu dengan berbagai tokoh nasional seperti penasehat Forum LSM Riau Bersatu, Suciptadi, pakar hukum nasional, Yusril Ihza Mahendra, pengacara Farhan Abbas, Eggi Sujana dan lainnya. Selain itu, pihaknya juga telah membuat laporan kepada lembaga pemerintah di pusat seperti KPU, KPK,
Reservasi ... PETUGAS kepolisian yang melakukan pengawalan turut membubarkan diri setelah massa pergi meninggalkan lokasi. Miss World Dianggap Musibah Besar Sebelumnya, dalam aksi demo massa, mereka menyatakan penolakan atas penyelenggaraan kontes putri sejagad, Miss World, di Bali. "Ini musibah besar, karena jelas di sana ajang kemaksiatan," teriak salah seorang
orator aksi. Ia mengatakan, penyelenggaraan Miss Worls di Bali seharusnya tak diizinkan oleh pemerintah. "Kita patut menyesalkan, pemimipin kita yang membiarkan penyelenggaraan Miss World," ujarnya. Selain berorasi, peserta aksi juga membawa sejumlah spanduk yang menyuarakan penolakannya atas penyelenggaraan Miss World. Di an-
taranya, spanduk bertuliskan "Miss World Go To Hell" dan "Say No To Miss Wolrd Delegation". Di sekitar air mancur, juga terdapat beberapa wanita yang mengenakan pakaian dan cadar. Mereka mengenakan 'mahkota' dan selempang laiknya miss world. Namun jangan salah, mereka tak mendukung kontes kecantikan itu. Di tangan mereka tergenggam spanduk bertuliskan 'Kami
Siap Perang Jika Pagelaran Miss World Tetap Terselenggara Di Indonesia'. "Kita harus membela ibu-ibu yang harusnya ditutup, tapi di sana dibukabuka," kata orator aksi itu. Si orator juga mengancam akan merangsek ke Hotel Grand Hyatt Indonesia jika peserta Miss World jadi datang ke Jakarta. Ratusan aparat gabungan dari Polda Metro Jaya dan jajarannya mengaman-
kan aksi ini. Polisi juga menyiagakan kendaraan taktis, barakuda, water canon, dan kendaraan dari Dinas Pemadam Kebakaran yang diparkir di kawasan Bundaran HI. Sementara itu, personel Brimob Polda Metro Jaya bersenjata lengkap juga terlihat di lokasi aksi. FPI akan ke Bali Sementara di Banyuwangi, sekitar seratus orang anggota FPI se-Jawa Timur akan menyerbu Pelabuhan
Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur. Mereka berniat membubarkan perhelatan Miss World yang saat ini berlangsung di Nusa Dua, Bali. Massa berjalan kaki dari lokasi istigasah di depan Stasiun Banyuwangi Baru, hendak menyeberang ke Bali melalui Pelabuhan Ketapang. Lokasi pelabuhan sebenarnya berjarak sekitar 100 meter dari stasiun. Sebelum memasuki pin
tu masuk pelabuhan, massa berhadapan dengan ratusan Brigade Mobil yang memblo kade jalan. Saat ini massa FPI masih melakukan negosiasi dengan polisi. Dalam orasi sebelumnya, koordinator aksi FPI, Sasmito, menggelorakan semangat jihad untuk membubarkan Miss World di Bali. "Siap mati? Siap bersihkan Bali dari maksiat?" kata dia, yang disambut oleh massa.(dtc/tc/hen) Dari Hal. 1
mempelai wanita. Sedangkan saksi dari pihak mem pelai pria mantan Wakajagung RI Muchtar Arifin. Saat pernikahan, Gubernur Sumbar Irwan Prayitno bertindak sebagai pemberi nasehat kepada kedua mempelai. Banyak kalangan pejabat, profesional, pengusaha, politisi dan lainnya hadir di
resepsi pernikahan RiceRizky. Kepala daerah di Sumbar yang datang di antaranya, Bupati Dharmasraya Adi Gunawan, Walikota Payakumbuh Riza Falepi, Walikota Pariaman Mukhlis R, Bupati Pasaman Benny Utama, Bupati Pessel Nasrul Abit, Bupati Tanah Datar Sadiq Pasadigue, Walikota Padang Fauzi Bahar, Bupati
Padang Pariaman Ali Mukhni dan Wakil Walikota Padang Mahyeldi. Sedangkan Walikota Bukittinggi Ismet Amzis hadir saat pernikahan. Bupati Kabupaten Bintan Provinsi Kepri Ahmad Ansar juga turut hadir. Pejabat lainnya yang hadir adalah anggota DPR RI, Taslim, anggota DPR RI,
Dasrul Jabar, Ketua Komisi Kejaksaan Republik Indonesia (Komjak RI) Halius Hosen, Kajati Sumbar Ahmad Djauneri, Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) DKI Jakarta M Adi Toegarisman, Danlantamal II Padang Brigjend MAR Soedarmin, Danrem 033/Wira Pratama Brigjend Inf B. Zuirman, Komandan Lanud Padang Letkol Pnb
HKD Handaka MM SSos, Danyon 133/Yudha Sakti Mayor Inf Zusnan Hadi Hudaya, mantan Danpuspom Mayjen (Purn) TNI AD Syamsu Djalal SH MH dan Ketua LKAAM Dt Sayuti. Sejumlah pengusaha dan kalangan profesional juga hadir, yakni Presiden Direktur CIMB Niaga Arwin Rasyid, Ketua Umum
Ryan ... SEMENTARA, Eddy Holand pembalap dari Cycling Team Singapura mengaku merasa puas dengan keberhasilannya mendapat no urut 3 mencapai finis. Pasalnya suhu udara di Siak sangat panas, dan timnya kualahan menghadapi itu. Meskipun demikian, ia merasa senang bisa mengikuti
Hipmi Raja Sapta Oktahari, pengusaha Minang di Surabaya Firdaus HK dan banyak lainnya. Ketua Hipmi Raja Sapta Oktahari datang ke Padang dengan pesawat khusus. Hari Minggu (15/9) ini, pukul 10.00 WIB, akan dilangsungkan acara tradisional, yang diberi nama "Manjalang".(h/erz) Dari Hal. 1
kompetisi ini, dan tahun depan akan mencoba kembali. "Pada etape satu lalu, memang team work kami kurang bagus, dan sekarang lebih baik sehingga menoreh prestasi, pada etape terkhir besok, saya akan berupaya mengkompakkan tim untuk meraih prestasi yang lebih baik," ungkap Eddy Holand
yang bertugas sebagai Kap ten Cycling Team Singapura Tantangan bersama Kencangnya angin merupakan tantangan setiap pembalap, baik itu pembalap dari luar negri ataupun Nasional. Hal ini telah diungkap oleh Eddy Holand, Ryan Ariehan dan Fatahil-
lah Abdullah di hadapan wartawan. "Tantangannya, angin sangat kencang," ujar mereka pada kesempatan yang bebeda. Mundur Sebanyak 6 pebalap mundur atau tidak turun me ngikuti pertandingan pada etape 2 ini. 4 orang diantara mereka yakni dari team
Pengprov ISSI Riau, Azhari Yusup Lubis, Adi Fendi Saputra, M. Akbar Karma A dan Hendri Samsuar. Sementara 2 orang lainnya yakni Aang Kunaefi dari Pengprrof ISSI Kalbar dan Iskandar dari Team Siak Antangin Sebelum etape 2 dimulai, diumumkan hasil
penilaian terhadap team. Yang mana team team terbaik pada etape 1 lalu yakni dari Persatuan Lumba Basikal Selangor dan mendapat penghargaan berupa Rp9 juta, juara 2 diraih Uninted Bike Kencana dengan penghargaan berupa Rp7 juta dan juara 3 diraih timm Binong baru
Masih ... TERTINGGAL 0-1, ternyata tidak membuat semangat Vietnam mengendur. Bahkan situasi ini membuat mereka semakin berani mengurung pertahanan Indonesia. Serangan anak-anak
Kemendagri, Mensesneg, Kejagung, Mabes Polri, DKPP, Kompolnas dan Bawaslu Pusat. Khusus soal laporan ke Mabes Polri dan Kompolnas terkait dilarangnya Forum LSM Riau Bersatu menggelar aksi unjuk rasa saat masa tenang kampanye. Sementara Ketua KPU Riau, T Edi Sabli yang dikonfirmasi Haluan Riau mengaku siap jika ada pihak yang menggugat kinerja KPU Riau. "Itu hak mereka untuk menggugat ke MK. Kalau gugatan mereka diterima MK, tentu kita juga bersiap membela diri. Semuanya kita serahkan kepada proses yang berlaku," katanya. *** Dari Hal. 1
Rice ... SEBAGAIMANA diketahui Muslim Kasim berbesan dengan Basrizal Koto. Putra Muslim Kasim, Letkol Kamil Bahrem Pasha menikah dengan putri sulung Basrizal Koto, Lidya Afrinawati. Pada pernikahan yang digelar, Jumat (13/9), Muslim Kasim juga diamanahkan menjadi saksi nikah Rice-Rizky, dari pihak
korban dan dukungan terhadap anak-anaknya yang ditinggal akibat kecelakaan," ujar Ichsan. "Pelaku menjamin kebutuhan korban dan semua yang dibutuhkan oleh anakanak korban. Jadi nantinya waktunya diatur biar dapat berjalan baik. Cuma teknik pelaksanaan, kewajiban dari orang tua pelaku," lanjut dia.(tc/dtc/hen )
Club dari Pesisir selatan yang memperoleh penghargaan Rp3 juta Pebalap etape 2 ini dilepas secara resmi oleh Kejari Siak Zainul Arifin, didampingi oleh Bupati Siak Drs. H. Syamsuar M.Si dan Ketua PN Siak Irfanudin, Sabtu (14/9) didepan Istana Siak tepat pukul 9.00 Wib. (Lam) Dari Hal. 1
Vietnam membuat kiper Ravi Murdianto, harus jatuh bangun dalam menyelamatkan gawangnya. Hingga akhirnya gawang Ravi Murdianto harus kebobolan, melalui sundulan Ph-
am Duc Huy di menit ke-31. Berawal dari umpan tendangan sudut, Duc Huy mampu melesatkan bola ke pojok gawang yang gagal dibendung Ravi Murdianto. Gol ini juga menjadi pe-
lecut semangat Vietnam untuk tidak memberi peluang bagi Evan Dimas Cs. Hasilnya empat menit berselang, gawang Indonesia kembali kebobolan. Kali ini lewat striker
vietnam, Nguyen van Toan setelah berhasil memanfaatkan blunder yang dilakukan pemain belakang Indonesia dalam menghalau bola. Hingga 45 menit dan
tambahan waktu berakhir, skor 2-1 untuk keunggulan Vietnam menutup pertandingan di babak pertama. Di babak kedua baik Indonesia dan Vietnam, samasama memperagakan per-
mainan yang menyerang. Meski kedua tim samasama saling jual beli serangan, namun skor 2-1 untuk kemenangan Vietnam tetap bertahan hingga pertandingan usai. (sdc/pep)
REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
LAYOUT: TAUFIK
8
P rofil
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
ANGGOTA KOMISI IV DPRD KABUPATEN KAMPAR HENDRA YANI, SE
Sungguh-sungguh Modal Utama SUNGGUH-sungguh modal utama. Itulah motto hidup politisi muda Kabupaten Kampar Hendra Yani, SE. Apapun pekerjaan yang dilakukan harus dengan sunguhsungguh karena dengan kesungguhan itu keberhasilan bisa dicapai. Sehingga tidak heran dengan kesungguhan ini pula berbagai keberhasilan telah dicapainya, baik dibidang politik maupun dunia usaha. Usianya masih muda tapi sudah memiliki segudang pengalaman. Hendra telah menjalani lika-liku kehidupan yang cukup panjang. Ia sudah terbiasa hidup merantau. Sejak kecil sudah terbiasa hidup mandiri. Dalam kesehariannya, pria yang selalu berpenampilan rapi dan bersih ini, mudah akrab dengan siapa saja termasuk insan pers. Baginya teman dan relasi sangat penting. “Kita penting menjaga hubungan baik dengan siapa saja, karena kita hidup dari teman dan relasi,” ujar Hendra. Ketika di temui Haluan Riau, disela-sela kesibukannnya mengikuti rapat di komisi IV DPRD Kampar membahas RAPBD-P tahun 2013, di kantor DPRD Kampar, Hendra Yani dengan ramah menerima Haluan Riau. Dengan tutur kata yang enak di dengar, ia mengisahkan perjalanan hidupnya sejak kecil hingga ia diamanahkan sebagai anggota DPRD Kabupaten Kampar. Masa kecil Hendra Yani lahir di Dusun Kampung Tengah Desa Rumbio Kecamatan Kampar Kabupaten Kampar, pada 10 Mei 1978, anak dari pasangan Hasan Gani dan Hasnidar. Ia berasal dari keluarga sederhana. Orang tuanya seorang petani (penyadap karet), ibunya bertani di sawah. Masa kecil ia habiskan di kampung halaman bersama teman sebaya. Meski terlahir dari keluarga sederhana, namun Hendra sejak
kecil sudah mendapatkan curahan kasih sayang dari kedua orang tuanya. Sejak kecil ia juga sudah dididik ilmu agama. Ia dibesarkan dalam keluarga yang taat beragama. Meskipun orang tua berprofesi sebagai petani, namun orang tuanya memiliki padangan jauh kedepan terutama soal pendidikan anak-anaknya. Walaupun ayahnya seorang petani tapi sudah memiliki pendidikan yang cukup baik. Ayahnya tamatan sekolah PGA (Pendidikan Guru Agama/setingkat SMA). Dalam keseharian, ayahnya memberikan contoh tauladan dalam mendidik anakanaknya. Orang tuanya menginginkan anak-anaknya menjadi orang sukses dan berilmu pengetahuan tinggi. Dengan segala keterbatasan, orang tuanya tetap berupaya menyekolahkan Hendra dan adikadiknya. “Saking mementingkan pendidikan kami, orang tua kami rela kalau biaya makan dikurangi asal biaya sekolah bisa terbayarkan,” akui Hendra. Masa Sekolah Pada tahun 1985, pria yang murah senyum ini masuk pendidikan sekolah dasar di SDN 022
q REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
Padang Mutung. Sejak kecil Hendra Yani menyadari kalau orang tuanya harus bekerja keras banting tulang untuk membiayai hidup dan sekolah mereka. Makanya sejak dini, semangat kemandirian sudah mulai tertanam dalam dirinya. Sebagai anak sulung dari lima bersaudara, Hendra ingin meringankan beban orang tuanya. Ketika di kelas IV Sekolah Dasar, Hendra sudah belajar mencari uang dengan cara bekerja menjadi tukang cat perabot di usaha perabot milik Amin di kampung halamannya. Bekerja sebagai tukang cat ini, ia lakoni sepulang dari sekolah. Pendapatan dari tukang cat bisa menutupi biaya sekolah dan membantu adikadiknya. Tamat SDN 022 Padang Mutung tahun 1991, Hendra melanjutkan pendidikan ke MTS Muhammadiyah Penyasawan tahun 1991. Saat duduk di MTS selain menjadi tukang cat, ia juga menjalani berbagai pekerjaan seperti, memuat batu dan pasir ke dalam truk. Ia juga mencoba sebagai kondektur superben jurusan Pasir Pengarayan-Pekanbaru saat libur sekolah. Sehingga tidak heran hingga kini, Hendra masih hapal betul jalur Pekanbaru-Pasir Pengarayan. Tamat MTS tahun 1994, Hendra melanjutkan pendidikan ke SMAN Air Tiris. Awalnya ia ingin sekolah ke STM Negeri Pekanbaru, karena saat duduk di MTS,
Hendra bercita-cita menjadi ahli listrik. Kemudian dengan masuk ke sekolah kejuruan peluang untuk bekerja lebih besar. “Cita-cita saya sederhana, tamat sekolah bisa bekerja dan salah satu keinginan saya ingin menjadi ahli dibidang kelistrikan,” jelas suami Debbie Ricardo ini. Hanya saja saat mengikuti tes di STM Negeri 2 Pekanbaru, Hendra lulus di jurusan bangunan bukan jurusan listrik atau elektro, sehingga keinginannya untuk sekolah di kejuruan ia urungkan dan memilih sekolah ke SMAN Air Tiris. Sekolah di SMAN, Hendra semakin mandiri. Nyaris kebutuhan hidup dan biaya sekolah sudah bisa ia biayai sendiri tanpa memberatkan orang tua. Dengan empat orang adiknya yang juga masih sekolah, Hendra tidak ingin menambah beban orang tuanya. Bahkan ia juga bisa membantu adik-adiknya. Kebetulan selama dua tahun di SMA, Hendra masuk sore sehingga pagi hari ia bisa bekerja. Saat duduk di bangku SMAN ini, hampir setiap hari Hendra bekerja mengambil upahan mensteak (mengkawinkan) bibit Du-
rian di pembibitan milik orang lain. Upahnya saat itu Rp.100/ batang/hidup. Dengan kegigihan dan kesungguhannya dalam bekerja, ia bisa mendapatkan uang untuk menutupi kebutuhan hidupnya. “Bagi saya saat itu, apapun pekerjaan akan saya lakukan, yang penting halal,” kenang Hendra. Tamat SMA ia merantau ke Jakarta. Hendra bekerja sebagai petugas kolam pancing milik H. Alfian. Alfian merupakan pensiunan pegawai pajak yang merupakan putra daerah Penyasawan Rumbio. Melihat kesungguhan Hendra dalam bekerja dan memiliki motivasi untuk maju, maka Alfian menyarankan Hendra untuk melanjutkan sekolah ke perguruan tinggi. Hendra selanjutnya mengikuti pendidikan di Akademi Keuangan Perbankan (AKUBA) YIPK Yogyakarta. Saat libur kuliah, Hendra tetap bekerja di kolam pancing milik H. Alfian. Ini ia lakoni selama tiga tahun. Masa bekerja Tamat kuliah D 3 di Akuba tahun 2000, Hendra bekerja di kantor pusat PT Batara Sigma di Lippo Plaza lantai 5 Jakarta. Pada tahun 2001 Hendra berangkat ke Sampit Kalimatan Tengah, bekerja di perusahaan Korea yang bergerak dibidang perkayuan. Hanya saja karena tahun 2002, Sampit bergejolak pertikaian etnis, maka ia memilih balik ke Jakarta. Di Jakarta, Hendra bertemu dengan putra Kampar H. Azis Zaenal, SH. Saat itu Azis Zaenal menjadi salah satu petinggi di PT. Wijaya Karya selaku Direktur Operasi. Kemudian Hendra ikut tes di Wijaya Karya (Wika) dan lulus. Ia ditugaskan dibidang akuntan. Saat itu, ia tinggal di rumah Azis Zaenal (saat ini Azis Zaenal anggota DPRD Riau dari PPP). Tahun 2003 Azis Zaenal pensiun di Wijaya Karya dan membuka usaha AMP (Asphal Mixing Plant) di Riau. Hendra memilih ikut bersama Azis Zaenal dan bekerja di perusahaan PT Vira Jaya Riau Putra milik Azis Zaenal. Pertama ia bekerja sebagai staf akuntansi PT Vira Jaya Riau Putra. Terakhir jabatan Hendra di PT Vira Jaya Riau Putra sebagai manajer keuangan dan jabatan ini ditinggalkan setelah ia dilantik sebagai anggota DPRD Kabupaten Kampar. Terjun Politik Praktis Disaat bekerja di PT Vira Jaya Riau Putra, Hendra juga aktif di berbagai organisasi. Tahun 2005, ia ditawari menjadi pengurus partai sebagai Ketua Ranting PPP (Partai Persatuan Pembangunan) Desa Rumbio. Tawaran ini ia terima karena sejak awal ia merasa cocok dengan PPP. Inilah awalnya Hendra terjun ke politik praktis. “PPP selaku partai yang berazaskan Islam, cocok dengan jati diri saya,” ujar Hendra yang kini dipercaya sebagai Sekretaris DPC PPP Kabupaten Kampar. Hanya berselang empat bulan menjabat Ketua Ranting PPP Desa Rumbio, digelar musyawarah anak cabang (musancab) PPP Kecamatan Kampar. Hendra terpilih sebagai Ketua PAC PPP Kecamatan Kampar. Tiga bulan berikutnya di gelar musyawarah cabang (muscab) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PPP Kabupaten Kampar. Saat penyusunan kepengurusan DPC PPP Kampar 2006-2011, Hendra Yani dipercaya sebagai Bendahara Umum DPC PPP Kabupaten Kampar. Pada Muscab tahun 2011, Hendra Yani di percaya sebagai Sekretaris DPC PPP Kabupaten Kampar masa bhakti 20112016, dan jabatan ini ia emban hingga kini. Ditengah kesibukan bekerja di PT Vira Jaya Riau Putra dan aktif di berbagai organisasi, pada tahun 2006, Hendra Yani masih sempat menyelesaikan pendidikan SI di jurusan Akuntansi di Universitas Soetomo Surabaya. Baginya tidak ada kata berhenti untuk belajar dan menuntut ilmu. Selaku pengurus dan kader partai PPP, maka pada pemilu tahun 2009, ia dicalonkan partai PPP sebagai caleg DPRD Kabupaten Kampar dari Daerah Pemilihan (Dapil) Kampar I yang meliputi Kecamatan Kampar, Kampar Utara, Kampar Timur, Rumbio
Jaya, dan Tambang. Hasil pemilu ini, menghantarkannya duduk sebagai anggota DPRD Kabupaten Kampar. Hendra mengaku tertarik terjun ke dunia politik, salah satu penyebabnya, karena melihat kondisi kampung halamannya, Rumbio dan sekitarnya yang masih tertinggal di banding daerah lain. Menurutnya, untuk membangun desanya ini, jalan terbaik harus melalui jalur politik. “Kini, kalau suatu daerah ingin pembangunannya cepat berkembang, harus ada wakil rakyat dari daerah itu yang bisa memperjuangkan kue pembangunan, kalau tidak jangan terlalu berharap banyak,” ujar Hendra Yani yang kini duduk sebagai anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kampar. Menurut Hendra, sejarah membuktikan sejak dulu belum ada putra daerah dari kampung Rumbio, Padang Mutung, Pauh, Tibun, sampai Pulau Tinggi yang menjadi anggota DPRD Kabupaten Kampar sehingga daerah ini tertinggal dibanding daerah lain karena tidak ada yang memperjuangkan di lembaga DPRD Kabupaten Kampar. “Inilah salah satu alasan, kenapa saya terjun ke dunia politik karena saya mencintai kam-
Hendra Yani sendiri, disamping duduk sebagai anggota DPRD Kampar, kini juga sedang menyelesai pendidikan S2 jurusan manajemen keuangan di Univeritas Riau
perjuangan yang sungguhsungguh. Keberhasilan akan dicapai dengan kerja keras dan sungguh-sungguh. “Kita harus hadapi dan jalani hidup ini dengan tegar, ikhlas, sabar dan sungguhsungguh, tidak perlu berkeluh kesah, dibalik kesusahan pasti ada kebahagian,” ujar Hendra. Meskipun sekarang duduk di lembaga DPRD, namun Hendra juga tidak ingin selamalamanya berkecimpung di dunia politik. Ketika kepentingan rakyat sudah bisa diperjuangkan dengan baik maka ada saatnya ia akan meninggalkan dunia politik. Hendra juga bercita-cita menjadi dosen. “Setamat S2 nanti selain aktif dipolitik, saya berkeinginan jadi dosen. Motivasi saya ikut pendidikan S2, salah satunya karena ingin menjadi staf pengajar di perguruan tinggi,” ujar Hendra. Namun demikian untuk saat ini, ia akan tetap
pung halaman saya. Saya akan korbankan waktu dan pikiran agar bisa menjembatani kepentingan masyarakat di DPRD, ” ujar ayah dari Alika Henbie Putriana dan M. Kevin Henbie Putra. Tidak heran, ketika pembahasan RAPBD-P tahun 2013 ini, Hendra begitu getol memperjuangkan anggaran pembangunan, tidak saja untuk kampung Rumbio dan sekitarnya tapi juga untuk daerah pemilihan Kampar I yang meliputi lima kecamatan. Hampir tidak ada agenda pembahasan RAPBDP yang terlewatkan olehnya. Hendra mengawal bagaimana aspirasi masyarakat yang ditampungnya, bisa tersalurkan melalui APBD Kabupaten Kampar. Sebut saja misalnya pembangunan infrastruktur jalan, sarana kesehatan, bantuan rumah ibadah dan sebagainya. “Kita ingin keberadaan kita di DPRD, dirasakan sepenuhnya oleh rakyat yang kita wakili,” ujarnya. Melihat pentingnya keberadaan anggota DPRD yang mewakili suatu daerah, maka Hendra menghimbau, kedepan masyarakat bersatu menentukan pilihannya. “Usahakan bagaimana putra daerah bisa duduk di DPRD, sehingga daerah itu akan terperhatikan dengan baik,” ajaknya. Dulu Hendra tidak pernah membayangkan akan sampai menempuh pendidikan S2 seperti sekarang ini, jika melihat kondisi ekonomi keluarga. Namun perjalanan hidup sudah mengantarkannya menjadi anggota DPRD dan ia juga sudah mendapatkan pendidikan tinggi. Ini semua berkat kesungguhan dalam menekuni sesuatu. Ini juga tidak terlepas dari dorongan, bimbingan dan didikan orang tua dan yang terutama lagi karena ijin dari Yang Maha Kuasa. Hendra kagum pada sosok orang tuanya yang gigih menyekolahkan mereka. Berkat kegigihan orang tuanya, kini saudara-saudara Hendra sudah bisa menyelesaikan pendidikan di perguruan tinggi. Dari lima bersaudara, empat orang diantaranya sudah selesai pendidikan SI dan telah bekerja, sedang satu orang sedang menyelesaikan pendidikan sarjana.
Pekanbaru. Insya Allah bulan September ini akan menjalani ujian akhir tesis. Empat orang adiknya yakni, Afrida berprofesi sebagai PNS, Andi Syahputra bekerja pegawai swasta, Sri Kurniati bekerja di Bank Tabungan Pensiunan Negara (BTPN), dan Ardis Sutra sedang mengikuti pendidikan semester III di jurusan teknik Universitas Riau. Hendra selalu bersyukur atas nikmat yang diberikan oleh Allah SWT sehingga ia bisa menikmati hidup seperti saat ini. Ia juga berterimakasih kepada kedua orang tuanya, karena dengan kegigihan mereka, Hendra bisa seperti sekarang. Kalau dikenang saat susah waktu kecil rasanya tidak mungkin bisa menempuh pendidikan S2, apalagi sampai duduk menjadi anggota DPRD Kampar. Hendra Yani merupakan sosok pria yang tegar dalam menghadapi kehidupan. Baginya pantang untuk berkeluh kesah. Semua tantangan harus di hadapi. Apa yang ingin diraih harus melalui
berkecimpung di politik praktis. Pada pemilu 2014, Hendra Yani maju sebagai caleg DPRD Kabupaten Kampar dari PPP, Daerah Pemilihan (Dapil) Kampar I, nomor urut 1. Tentunya, Ia berharap kepada masyarakat dari dapil Kampar I (lima kecamatan) masih memberikan kepercayaan kepadanya untuk mewakili mereka di DPRD Kampar. Mengenai dukungan keluarga, Hendra merasa dukungan keluarga cukup besar baginya dalam menekuni dunia politik. Ia bangga dengan orang tua, istri, anak dan saudara-saudaranya yang memberikan dukungan penuh kepadanya. Ditengah kesibukannya sebagai anggota DPRD, Hendra tetap meluangkan waktu untuk keluarga. Ia memenej waktu dengan baik sehingga isteri dan dua orang anaknya yang masih kecil tetap mendapatkan perhatian yang cukup darinya. Ia merasa bahagia menjalani kehidupan seperti sekarang. ***
Biodata Nama TTL
: Hendra Yani, SE : Dusun Kampung Tengah Desa Rumbio Kecamatan Kampar, 10 Mei 1978 Istri : Debbie Ricardo, SE Anak : l Alika Henbie Putriana (5 tahun) l M. Kevin Henbie Putra (4 tahun) Orang tua : l Hasan Gani (ayah) l Hasnidar (ibu) Pendidikan : q SDN 022 Padang Mutung q MTS Muhammadiyah Penyasawan q SMAN Air Tiris q D3 Akademi Keuangan dan Perbankan YIPK Yogyakarta q SI Akutansi Universitas Soetomo Surabaya q S2 Manajemen Keuangan Universitas Riau (sedang proses untuk menghadapi ujian tesis) Jabatan : l Sekretaris DPC PPP Kabupaten Kampar (2011-2016) l Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kampar Riwayat Pekerjaan : q Bekerja di PT Batara Sigma Jakarta tahun 2000 q Bekerja di Perusahaan kayu (Perusahaan Korea) di Sampit Kalimantan Tengah tahun 2001-2002 q Bekerja di PT Wijaya Karya Jakarta 2002-2003. q Bekerja di PT Vira Jaya Riau Putra 2003 hingga menjadi anggota DPRD Kampar. Pengalaman organisasi : q Pengurus Ikatan Pelajar Riau Yogyakarta 1997 q Ketua Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Kebudayaan (LPPK) Kabupaten Kampar tahun 1998 q Ketua Ranting PPP Desa Rumbio (2005) q Ketua PAC PPP Kecamatan Kampar (2005-2006) q Bendahara Umum DPC PPP Kabupaten Kampar 2006-2011 Hobby : Olahraga dan Travelling MOTTO : Sungguh-Sungguh Modal Utama q LAYOUT: DONNY JAS
Remaja Trendy & Kreatif
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
9
PELAJAR bawa motor ke sekolah sudah jadi pemandangan umum. Sebagian besar dari pelajar itu belum (boleh) mengantongi Surat Izin Mengemudi.
Pengendara Anak Merajalela KECELAKAAN maut yang melibatkan AQJ (13) merupakan satu contoh dari banyaknya kasus pengendara mobil atau motor yang masih di bawah umur. Anak-anak ini berkeliaran bebas mengemudikan kendaraan di jalanan yang seharusnya belum boleh dilakukan. Pengamat sosial dari Universitas Indonesia Devie Rachmawati mengatakan, apa yang terjadi pada AQJ merupakan fenomena umum. Kondisi sosial ini, kata dia, biasanya terjadi di kalangan 'berduit', seperti memberikan mobil atau motor kepada anaknya sebagai kado ulang tahun atau prestasi tertentu. Hadiah kendaraan akan menjadi masalah jika diberikan kepada anak yang usianya belum memenuhi syarat
mengemudi. "Salah satu akibatnya ya kecelakaan seperti yang sering terjadi, termasuk pada kasus AQJ,'' kata Devie, baru-baru ini. Anak-anak di bawah umur tampak terbiasa membawa mobil atau motor, baik di kotakota maupun desa-desa. Aparat terlihat membiarkan fenomena yang menambah tingkat kecelakaan lalu lintas ini dengan tidak menindak tegas pengendara cilik ini. Para orangtua pun terke-
san mendukung kelakuan anak-anak mereka mengemudikan mobil ataupun motor mereka di jalan-jalan umum. Malah, di beberapa kota, termasuk Pekanbaru, tak sedikit dari pengemudi angkutan kota (angkot) adalah anak-anak di bawah umur.
Protes warga atas ugal-ugalannya pengemudi di bawah umur ini belum ditanggapi polisi secara komprehensif. Pengamat kejiwaan anak dari Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah, Rizki Mulya Rahman memprihatinkan maraknya pengendara di
bawah umur. Ia beralasan, anak-anak ini memang tidak dibenarkan membawa kendaraan karena sedang giatgiatnya berekspresi dan menonjolkan dirinya. Istilah psikologinya, aktualisasi diri. Anak belasan tahun, jelas Rizki, sedang melakukan
penemuan jati diri yang masih dalam tahap pencarian, diadu dengan gejolak emosi yang terbilang labil. Pada kasus AQJ, kata dia, kontrol orangtua tidak ditemukan pada sang anak. "Dia lebih memilih memodifikasi perilaku dari te-
mannya yang mungkin belum tentu baik," jelas Rizki. Selain itu, perilaku sang anak yang cenderung semena-mena terjadi karena kurang kontrol dari orangtua dan merupakan penunjukan keinginan untuk dicintai dan diperhatikan. (okz/rin)
Pemenang Pimnas Dapat Beasiswa PEKAN Ilmiah Nasional (Pimnas) merupakan ajang pertarungan ide kreatif para mahasiswa atas sumbangsih terhadap persoalan yang ada di masyarakat. Menyadari ide kreatif mahal harganya, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh pun memberikan apresiasi terhadap para juara Pimnas. Saat pembukaan Pimnas XXVI beberapa waktu lalu, M Nuh menyatakan akan memberi beasiswa studi lanjut kepada para pemenang. Dengan demikian, para
mahasiswa tersebut dapat melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. “Sebagai apresiasi atas kreativitas mahasiswa, juara Pimnas akan diberi beasiswa studi lanjut. Mereka yang sedang belajar di Diploma 3, akan diberi beasiswa untuk melanjutkan ke Diploma 4 atau S-1. Mereka yang sedang belajar di S-1, akan diberikan beasiswa untuk melanjutkan studi ke S-2,” ujar M Nuh, seperti dikutip dari laman Universitas Negeri Semarang (Unesa), Sabtu (14/9/2013). Dia menyebut, Pimnas
diselenggarakan untuk membangun tradisi keilmuan. Sebagai kaum cendikia, mahasiswa diharapkan dapat kreatif dalam menciptakan sesuatu yang berguna bagi masyarakat. Tidak hanya itu, dia menilai, Pimnas juga diselenggarakan untuk membangun tradisi berprestasi. Jumlah mahasiswa di Indonesia tidak mencapai 6 juta orang. Dari jumlah kurang dari 6 juta mahasiswa tersebut, tidak semua bisa mampu berprestasi. “Para peserta Pimnas ini
adalah mereka yang mampu menunjukkan prestasinya. Kalian harus bangga menjadi mahasiswa yang berprestasi. Untuk itu, agar setiap anak bangsa berlomba-lomba menunjukkan prestasinya, diperlukan tradisi apresiasi. Semoga apresiasi beasiswa ini bisa memberi motivasi bagi para mahasiswa,” tutur mantan Rektor Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) itu. Ajang Pimnas XXVI diikuti oleh 106 perguruan tinggi dari 28 provinsi di Indonesia dengan jumlah peserta
mencapai 2.000 mahasiswa. Untuk mendapatkan predikat juara, peserta harus mampu menjadi tiga tim terbaik dari setiap kelas perlombaan. Predikat juara itu masih dapat diperebutkan dari dua kategori, yakni kategori presentasi dan kategori poster. Penentuan juara umum merupakan hasil akumulasikan dari berbagai peroleh juara di masing-masing kategori. Namun, terlebih dahulu harus dikonversikan nilainya dalam pembobotan, yakni 70 persen presentasi dan 30 persen untuk poster. (okz/rin))
Mengenal Lebih Dekat SMP Terbuka PELAJAR madrasah aliyah sedang mengikuti proses belajar mengajar.
Ikut Lomba Inspirasi Madrasah Yuk... KEMENTERIAN Agama (Kemenag) menggelar Lomba Penulisan "Kisah dan Foto Inspiratif Madrasah 2013". Lomba ini memperebutkan trofi dan uang tunai jutaan rupiah. Unit Pelaksana Program Akreditasi Madrasah (UPPAM) Direktorat Pendidikan Madrasah Kementerian Agama, sebagai pelaksana lomba ini, mengundang guru, tenaga kependidikan dan siswa madrasah seluruh Indonesia untuk ikut berpartisipasi dalam lomba ini. Pendaftaran lomba dibuka hingga 30 September 2013. Menurut Direktur Pendidikan Madrasah, Prof Dr Phil M Nur Kholis Setiawan, MA, kegiatan Lomba Penulisan Kisah dan Foto Inspiratif Madrasah ini bertujuan untuk merekam insipirasi dari madrasah yang dikemas dalam narasi kisah dan karya fotografis. "Kegiatan lomba ini akan menyuguhkan kisah dan foto inspiratif madrasah sebagai inisiasi perubahan menuju kemajuan bangsa," ujarnya, baru-baru ini. Peserta tidak dipungut biaya sepeser pun. Cukup mengisi formulir yang dapat diunduh dari situs http:// madrasah.kemenag.go.id atau www.akreditasi.madrasah.info. Formulir pendaftaran dikirimkan beserta dokumen lomba foto. Keterbatasan fasilitas yang masih mendominasi kalangan madrasah, khususnya yang berstatus madrasah swasta, ternyata tidak menyurutkan daya juang guru dan tenaga kependidikannya untuk terus berikhtiar sekuat tenaga mendidik siswa-siswanya. “Mutiara berserak kisah perjuangan madrasah ini layak untuk dijadikan inspirasi bagi kita semua bahwa tiada kata menyerah untuk memajukan masa depan bangsa ini,” ujarnya. (okz/rin) REDAKTUR: ERINA DJOHAR
SMP Terbuka merupakan satu alternatif subsistem pendidikan formal yang menerapkan prinsip pembelajaran secara mandiri. Yaitu belajar dengan bantuan seminimal mungkin dari orang lain dan menggunakan modul sebagai bahan ajar utama. Mengapa SMP Terbuka? Wilayah Indonesia sangat luas, dan sebagian wilayahnya memiliki kondisi geografis yang sulit. Kondisi ekonomi sebagian masyarakat yang masih lemah dan berbagai faktor, berakibat pada keterbatasan bagi anak-anak usia 13-18 tahun untuk mendapatkan layanan pendidikan. Melalui SMP terbuka ini, mereka dapat memperoleh layanan pendidikan yang diperlukan. SMP Terbuka bertujuan memberikan kesempatan belajar yang lebih luas kepada anak-anak lulusan SD/MI atau sederajat yang tidak dapat mengikuti pendidikan SMP Reguler karena berbagai hambatan yang dihadapinya. SMP Terbuka memiliki satu atau lebih tempat Kegiatan Belajar (TKB) dan dalam operasionalnya menginduk pada SMP Negeri. TKB yang dikelola langsung oleh SMP Induk disebut TKB Reguler, sedangkan TKB yang dikelola oleh masyarakat yang peduli terhadap pendidikan disebut TKB Mandiri (TKBM). Dengan konsep belajar mandiri, peserta didik tidak harus setiap hari balajar
di SMP Induknya. Selama 3 atau 4 atau 5 hari mereka belajar di TKB masing-masing. Sedangkan 3 atau 2 atau 1 hari mereka belajar di SMP Induknya. Waktu belajar mereka bersifat fleksibel dan disesuaikan dengan kondisi peserta didik, biasanya dilakukan pada siang hingga sore hari karena pada umumnya peserta didik bekerja membantu orang tua pada pagi harinya. Sumber belajar utama peserta didik SMP Terbuka adalah berupa modul. Bahan ajar lainnya seperti LKS, buku paket, VCD pembelajaran, dan lainnya juga digunakan peserta didik dalam belajar. Pelaksanaan pembelajaran di TKB peserta didik dibimbing oleh guru pamong, sedangkan pembelajaran di SMP induk dibimbing oleh guru bina pada sekolah induk. SMP Terbuka yang mandiri dan berkualitas, mutu lulusannya sama dengan lulusan SMP reguler. Sedangkan misinya adalah melayani anak-anak lulusan SD/MI yang berusia 13-18 tahun yang tidak dapat mengikuti pendidikan di SMP Reguler. Lulusan SMP Terbuka sama dengan lulusan SMP reguler, dengan menerima
Surat Tanda Tamat Belajar (STTB) SMP. Hal ini berarti bahwa lulusan SMP Terbuka mempunyai hak dan kesempatan yang sama dengan lulusan SMP reguler. Sejak terselenggaranya SMP Terbuka pada tahun 1979, semua peserta didik yang belajar di SMP Terbuka tidak dipungut biaya. Pemerintah melalui Kemdikbud menyalurkan dana opersional untuk SMP Terbuka melalui mekanisme BOS, dan tambahan subsidi penyelenggaraan program pendidikan keterampilan. Tujuannya, untuk memberikan bekal keterampilan bagi setiap peserta didik SMP Terbuka agar setelah lulus dan tidak melanjutkan pendidikannya dapat memanfaat-
kannya dalam kehidupan di masyarakat. Pengembangan SMP Terbuka dilakukan melalui berbagai kegiatan yang diorientasikan untuk mensosialisasikan, membina, meningkatkan mutu, dan mengembangkan kelembagaan SMP Terbuka. Program yang memiliki nilai strategis dalam sosialisasi dan pengembangan SMP Terbuka adalah kegiatan Lomba Motivasi Belajar Mandiri (LOMOJARI). Kegiatan seperti ini sudah merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan Ditjen Pendidikan Dasar dengan tujuan untuk mensosialisasikan SMP Terbuka ini kepada masyarakat, mendorong peserta didik SMP Terbuka lebih tekun belajar, dapat meningkatkan mutu pembelajaran, memberikan bekal keterampilan kepada anak didik.
Sehingga setelah tamat sekurang-kurangnya mereka diharapkan mampu menolong dirinya sendiri untuk menopang keperluan hidupnya. Sedangkan dalam pengembangan di luar negeri adalah membuka SMP Terbuka (Community Learning Center-SMP Terbuka) seperti di wilayah Sabah, Malaysia dan di Tuppi dan Laensasi, Davao Mindanao, Filipina. Penanggungjawab adalah Dinas Pendidikan Prov, Kab/ Kota dan Kepala SMP Induk. Sedangkan mekanisme penerimaan peserta didik baru (PPDB) adalah penetapan surat keputusan dan petunjuk teknis PPDB SMP Terbuka oleh Dinas Pendidikan Prov/Kab/Kota, Penyiapan formulir pendaftaran dan administrasi PPDB SMP Terbuka dan sosialisasi ke SD/MI mejelang ujian akhir SD/MI. (int/rin)
SUASANA belajar di salah satu SMP Terbuka. LAYOUT: MUHARMI
10
Remaja Trendy & Kreatif
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
TAK PUNYA SIM
Dilarang Bawa Kendaraan ke Sekolah MENURUT hukum, orang yang boleh mengendarai kendaraan seperti mobil dan motor wajib memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM). Tetapi masih banyak murid yang bandel mengendarai kendaraannya tanpa menggunakan SIM. Bagaimana cara menyiasatinya? Wakil Kepala Sekolah Bidang Humas SMAN 1 Jakarta, Ujang Suherman mengatakan, untuk siswasiswi yang masih di bawah umur atau yang belum punya SIM, tidak diperbolehkan parkir di sekolah. "Sebelum kejadian kecelakaan maut di Tol Jagorawi yang dialami anak Ahmad Dhani beberapa hari yang lalu juga, SMA Negeri 1 sudah memberikan peraturan, tidak mengizinkan memarkir di halaman sekolah atau tempat parkir di sekolah bagi siswa-siswi yang belum punya SIM, sehingga secara otomatis dari pihak sekolah
sebelumnya juga sudah memberitahukan kepada orangtua murid," ujarnya, baru-baru ini. Lebih lanjut Ujang menjelaskan, setiap murid yang membawa kendaraan bermotor akan dirazia oleh satpam sebelum masuk ke sekolah. "Sebelum para murid memasuki sekolah, satpam akan memeriksa satu persatu murid yang membawa kendaraan sepeda motor, jika murid tersebut belum punya SIM atau tidak bawa SIM tidak boleh parkir di sekolah," tegasnya. Ujang pun sejak dulu sudah menertibkan pendidikan lalu lintas kepada seluruh murid agar
menaati peraturanperaturan yang berlaku, seperti melarang muridnya untuk tidak membawa kendaraan tanpa SIM. "Intinya harus ada kerjasama antara seluruh komponen sekolah, orangtua, pihak kepolisian, termasuk tertib berlalu lintas, sehingga orangtua sadar mengizinkan," ucapnya. Hal senada disampaikan oleh Pembinaan Kesiswaan sekaligus Guru Kewarganegaraan SMA Negeri 82, dia mengatakan, alasan anak di bawah umur atau belum punya SIM tidak boleh mengendarai, karena emosinya belum bisa dikendalikan. "Jadi, semua peraturan dalam hal undangundang (UU) lalu lintas, anak yang belum berumur 17 tahun belum bisa bawa kendaraan,
karena kalau anak tersebut emosinya belum labil, belum bisa mengendalikan emosi," ungkapnya. Lanjutnya, orangtua murid juga harus diperingatkan kepada anaknya, kalau meng-
alami kecelakaan orangtua yang bersalah, karena lalai dalam memperhatikan
anaknya. "Sekarang kalau ada anak yang menggunakan
kendaraan harus diperingatkan, masih di bawah umur orangtuanya yang harus bertanggung jawab jika terjadi kecelakaan, ini kan kecelakaan lalu lintas, anak yang belum pantas jadi bersalah. Semua kembali kepada orangtuanya," tuturnya. (okz/rin)
Bikin Film Menyenangkan Lho BANYAK yang bilang, kalau bikin film itu susah dan membutuhkan waktu yang lama. Pernyataan itu kerap sekali diperbincangkan. Belum lagi membutuhkan budget yang tidak sedikit. Nah, sekarang ada lho cara asyik untuk membuat film yang mudah. Bahkan, hanya dalam waktu seminggu, film yang kita buat langsung ditonton oleh banyak orang secara gratis. Itu semua dalam rangkaian acara Toto's Film Making Class 2013. Apa sih itu? Toto's Film Making Class merupakan "taman bermain" yang menarik bagi anak-anak Indonesia yang memiliki ketertarikan di dunia perfilman. "Toto terinspirasi dari nama yang diambil pada sebuah film yang berjudul 'Cinema Paradiso', yang menceritakan seorang anak yang bernama Toto yang ingin menjadi sutradara," ujar Marketing Director Blitzmegaplex, Dian Sunardi Munaf, di Jakarta, baru-baru ini. Toto's Film Making Class 2013 yang bekerjasama dengan CJ CGV dan CJ Welfare Foundation Korea ini diharapkan dapat membantu mewujudkan mimpi dari generasi muda berbakat yang memiliki minat pada industri perfilman. Melalui kurikulum yang dirancang khusus untuk program ini, dan dengan bimbingan dari para mentor yang profesional dalam industri perfilman. Penerimaan pendaftarannya pun diseleksi ketat dan menjaring 40 pelajar SMP dan SMA yang menuangkan ide ceritanya yang paling menarik ke dalam bentuk sinopsis pendek, jika lolos akan mengikuti kegiatan pelatihan pembuatan film selama satu minggu penuh. Awalnya, diakui Dian, anak-anak muda ini tidak tahu cara membuat film. Dirinya pun mengajari hingga mereka bisa menghasilkan sebuah karya film. Dalam pelatihan kelas pendek ini, peserta akan diberikan materi pengajaran mengenai penulisan skenario, story board, sound and music dalam film, acting, pengambilan gambar, editing, produksi, sampai dengan proses
marketing atau pemasaran film. "Pada hari terakhir pelatihan, film hasil karya peserta akan ditayangkan ekslusif di Blitzmegaplex untuk dipertontonkan, selain kepada peserta workshop, juga kepada keluarga dan teman-teman mereka," ungkapnya. Kemudian, tujuan dari acara ini untuk menggali minat dan bakat anak muda dalam hal pembuatan film pada khususnya serta untuk meningkatkan kecintaan generasi muda pada film Indonesia pada umumnya. "Selain itu, kegiatan ini menjadi pertukaran bu-
daya Indonesia dengan Korea dan mewujudkan citacitanya, serta memproduksi film sendiri," tuturnya. Dengan diadaptasinya program ini di Indonesia, Dian berharap dapat mempererat hubungan negara-negara di Asia khususnya dalam bidang kebudayaan melalui film. "Kami berharap dapat membantu menggali bakat generasi muda dan membantu mereka untuk mewujudkan mimpinya dalam industri perfilman, dan kami rencanakan bahwa kegiatan ini akan menjadi agenda rutin Blitzmegaplex dengan tujuan investasi jangka panjang untuk meningkatkan kecintaan masyarakat luas khususnya kaum muda kepada film Indonesia," pungkasnya. (okz/rin)
Raja Siam dan Sejarah Museum Gajah KAMIS (12/9), ada peristiwa pencurian emas di Museum Nasional Indonesia atau lebih keren disebut dengan nama Museum Gajah di Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta. Sebanyak 4 lempeng emas era Mataram kuno dicuri orang tak dikenal dengan cara membobol pintu penyimpanan koleksi benda berharga itu. Polisi hingga kini masih menyelidiki kasus itu. Bicara Museum Gajah, ada baiknya kita mengenal asal usul museum terbesar di Indonesia dengan total koleksi benda-benda bersejarah sebanyak 240.000 items itu. Sebagian kita mungkin sudah tahu bagaimana awal berdirinya museum ini. Museum ini awalnya hanya sebuah tempat perkumpulan bernama Bataviaasch Genootschap van Kunsten en Wetenschappen (BG), didirikan oleh Pemerintah Belanda pada 24 April 1778. Perkumpulan itu didirikan untuk menjawab gerakan revolusi intelektual (the Age of Enlightenment) di Eropa. Waktu itu, orang-orang Eropa mulai mengembangkan pemikiran-pemikiran ilmiah dan ilmu pengetahuan. Pada 1752 di Harlem, Belanda berdiri De Hollandsche Maatschappij der Wetenschappen (perkumpulan ilmiah Belanda). Hal ini mendorong orang-orang Belanda di Batavia (Indonesia) untuk mendirikan organisasi sejenis. Singkat cerita, salah seorang pendiri BG, JCM Radermacher, menyumbangkan sebuah rumah miliknya di Jalan Kalibesar, suatu
kawasan perdagangan di Jakarta-Kota. Dia juga menyumbangkan sejumlah koleksi benda budaya dan buku. Sumbangan Radermacher inilah yang menjadi cikal bakal REDAKTUR: ERINA DJOHAR
berdirinya museum dan perpustakaan. Selama masa pemerintahan Inggris di Jawa (1811-1816), Letnan Gubernur Sir Thomas Stamford Raffles menjadi Direktur perkumpulan ini. Karena rumah di Kalibesar sudah penuh dengan koleksi, Raffles memerintahkan pembangunan gedung baru sebagai museum dan ruang pertemuan untuk Literary Society, sebelumnya disebut "Societeit de Harmonie" di Jalan Majapahit nomor 3. Pada 1862, pemerintah Hindia-Belanda memutuskan membangun gedung museum baru di lokasi yang sekarang, Jalan Medan Merdeka Barat Nomor 12, dulu disebut Koningsplein West. Waktu itu BG digelontor dana besar untuk ekspedisi dan melakukan penelitian di Hindia. Upaya paling terkenal adalah penggalian situs candi Borobudur dan Prambanan di Jawa Tengah. Museum ini juga dikenal sebagai Museum Gajah oleh masyarakat Jakarta. Sebab di halaman depan museum terdapat sebuah patung gajah perunggu hadiah dari Raja Chulalongkorn (Rama V) dari Siam atau Thailand yang pernah berkunjung ke museum pada 9 Maret sampai 15 April 1871. Kunjungan tersebut dikisahkan dalam buku berjudul: Journeys to Java by a Siamese King, karangan Imtip Pattajoti Suharto. Imtip mengkompilasi tiga catatan perjalanan Raja Rama V ke Pulau Jawa pada 1871, 1896, dan 1901. Dua dari tiga kunjungannya itu, dia mampir ke Batavia. Karena terkesan oleh sambutan dan kebaikan orang Belanda di Batavia, Chulalongkorn mengirimkan sebuah patung gajah perunggu itu. Pada 17 September 1962 Lembaga Kebudayaan Indonesia menyerahkan pengelolaan museum kepada pemerintah Indonesia, yang kemudian menjadi Museum Pusat. Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, No.092/ 0/1979 tertanggal 28 Mei 1979, Museum Pusat ditingkatkan statusnya menjadi Museum Nasional. Museum ini menjadi yang terbesar di Indonesia karena jumlah koleksi benda mencapai ribuan. Museum Gaj-
ah juga menjadi ikon nasional. Maka publik wajar kaget bila Kemarin tempat bersejarah itu sampai kemalingan. (int/rin) LAYOUT: WIWIN
H armoni Keluarga
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
11
Jika Anak "Tumbuh" dengan Satu Figur Orangtua STATUS sebagai orangtua tunggal agaknya kini mulai banyak terdengar. Bukan hanya karena perceraian, kematian, bisa juga karena tinggal terpisah karena pasangannya bekerja atau belajar di kota ataupun negara lain. Bagaimana dampak psikologis anak yang dididik oleh single parent, apakah anak akan kehilangan figur ayah bila diasuh oleh ibunya atau sebaliknya? Dan bagaimana orangtua menjelaskan statusnya kepada sang anak? Menurut Naomi Soetikno, MPd, Psi, seorang psikolog, dampak dari anak yang 'tumbuh' dari satu figur orangtua, tidak sama satu sama lain, tergantung pada penyebabnya. Karena Perceraian Bila perceraian akhirnya terjadi, anak akan "kehilangan� salah satu dari kedua orangtuanya yang selama ini dilihatnya bersama. Tidak jarang kondisi ini mempengaruhi rasa percaya diri anak, karena keluarganya tidak lengkap lagi. Hal ini anak menimbulkan rasa iri terhadap teman atau saudara yang memiliki ke-
luarga utuh. Di samping itu, anak juga akan merasa sedih dan kecewa, yang berdampak pada kesulitan anak dalam berkonsentrasi belajar serta menghambat kelincahannya dalam bersosialisasi. Nah kondisi akan semakin buruk bila kedua orangtua tidak dapat bersikap secara bijaksana dalam menjelaskan perceraian yang terjadi. Apalagi orangtua masih mengutamakan egonya masing-masing dengan memperebutkan siapa yang lebih pantas mengasuh anaknya. Yang Mesti Dilakukan Harusnya, masing-masing orangtua memberikan penjelasaan yang konkret dan masuk akal kepada anak mengenai perasaannya terhadap kegagalan pernikahan itu. Gunakan dengan bahasa yang mudah dimengerti anak. Upayakanlah perce-
raian dengan damai tanpa menjelek-jelekkan salah satu pihak. Sebaliknya, berupayalah untuk memperlihatkan sisi baik atau positif dari pasangan kita, agar anak tetap memiliki makna yang tepat dan positif tentang peran ayah ataupun ibunya. Dengan demikian, anak tetap merasakan memiliki ayah atau ibu walau orangtuanya telah berpisah. Karena Meninggal Perasaan sedih sudah pasti akan melanda anak. Apalagi kalau kematian salah satu orangtua mendadak, sehingga membuat anak tidak siap menerima kenyataan. Jika kesedihan ini tidak segera diatasi, dapat berkembang menjadi depresi. Untuk mengatasinya, lakukan pendampingan secara psikologis yakni dengan banyak mengajak anak berdialog tentang perasaannya atau membicarakan hal-hal yang baik dari orangtuanya yang telah tiada. Bisa juga dalam bentuk aktivitas bersama seperti berjalan-jalan bersama keluarga besar atau berdoa bersama. (okz/rin)
HALUAN RIAU/OKZ
ORANGTUA single parents, harus dituntut bekerja rangkap menjalankan fungsi sebagai ayah maupun ibu.
ORANGTUA HARUS BIJAK
Anak di Bawah Umur Lebih Sering Alami Kecelakaan
HALUAN RIAU/VEM
DARI seragam sekolah yang dikenakannya, pengendara sepeda motor ini masih murid SD. Kesalahan lainnya, dia juga membonceng dua orang kawannya. KASUS kecelakaan maut yang dialami putra ketiga Ahmad Dhani dan Maia Estianty, AQJ(13) atau biasa disapa Dul menyedot perhatian masyarakat Indonesia. Kecelakaan yang menewaskan 6 orang ini dianggap
banyak orang sebagai kelalaian orangtua yang membiarkan anak di bawah umur mengemudikan kendaraan. Ada beberapa alasan mengapa anak di bawah umur sering mengalami kecelakaan lalu lintas. Secara
fisik dan psikologis, mereka belum siap turun langsung ke jalan raya untuk mengendarai kendaraan, baik jenis motor ataupun mobil. Secara fisik, anak di bawah umur belum siap mengemudi kendaraan. Misal-
nya saja sepeda motor, kaki mereka masih belum siap menahan beban saat motor oleng. Saat mengendarai mobil, tinggi badan mereka belum mampu melihat ruas jalan dengan sempurna. Perlu koordinasi yang bagus untuk menjalankan pedal rem, pedal gas, tombol, kemudi dan sebagainya. Tidak ada satu pun negara yang memberi izin pada anak usia 13 tahun untuk mengendarai mobil di jalan raya. Di Prancis, usia 16 tahun adalah usia termuda saat anak boleh mengemudikan kendaraan, dengan syarat ada orang yang menemani. Alasan paling mendasar mengapa anak di bawah umur belum siap mengemudikan kendaraan adalah kondisi psikologis yang belum stabil, terutama di masa puber. Remaja di usia 17 tahun dianggap sudah stabil dalam mengendalikan emosi selama mengemudikan kendaraan. Emosi yang stabil ini memungkinkan mereka mengambil keputusan dengan tepat, terutama dalam saat mengendarai motor atau mobil. Sementara anak di bawah umur masih sering ma-
rah dan mudah tersulut emo si saat berkendara. Mereka sering bingung saat berkendara, masih sering banting setir seenaknya jika emosi, mengendarai motor atau mobil dengan kecepatan tinggi dan masih menganggap naik motor atau mobil keren sebagai gengsi semata, lupa bahwa ada nyawa banyak orang yang harus dijaga selama berkendara. Selain memiliki surat izin mengemudi (SIM), ketaatan anak di bawah umur untuk mematuhi ramburambu dan peraturan lalu lintas masih kurang. Mengemudikan mobil atau motor tidak sekedar menginjak gas, menginjak rem dan berhenti saat lampu merah. Ada banyak peraturan dan rambu-rambu yang harus dipahami dan dipatuhi. Anak yang sudah cukup umur biasanya lebih memahami hal ini, mereka lebih mudah mempelajari peraturan lalu lintas dan bagaimana berkendara yang aman. Karena itu, para orangtua harus makin bijak saat mengizinkan anak-anaknya mengemudikan kendaraan di jalan raya. Ada banyak keselamatan dan nyawa yang harus dijaga.(vem/rin)
Single Parents karena Tugas Belajar TAK hanya kasus perceraian atau meninggalnya orangtua yang dapat mempengaruhi anak, orangtua yang pasangannya tugas belajar/bekerja di luar kota/luar negeri pun berdampak bagi anak. Pasalnya, anak memerlukan perhatian dan “single parent� berperan ganda (walau sementara), ibu yang merangkap sebagai ayah, atau sebaliknya. Jika anak terlalu lama tidak bertemu ayah atau ibunya lantaran menetap di lain kota/negara, sudah pasti anak akan merasa kesepian dan merindukan figur salah satu orangtua yang tidak bersamanya. Hal inilah yang patut diperhatikan orangtua. Bila ayah yang pergi dan ibu adalah ibu rumah tangga, maka tugas ibu adalah tetap sebagai seorang ibu yang mengasuh dan mendampingi anak. Namun Moms harus tetap mengajak si kecil jika dia laki-laki- untuk beraktivitas dengan teman laki-laki. Ini dilakukan agar anak laki-laki tidak terlalu bermanja (kehilangan figur laki-laki). Sedangkan bila ibu adalah wanita karier yang bekerja di luar rumah, maka perhatian dari ibu harus ditingkatkan. Ibu hendaknya lebih memberikan waktu yang berkualitas kepada anak agar dapat berkomunikasi dengan baik sehingga perasaan kesepian si anak tidak terlalu mendalam. Kondisi akan menjadi berbeda bila yang tinggal berjauhan adalah sang ibu. Peran Ayah di rumah bisa menjadi lebih berat. Yang perlu diperhatikan adalah kebutuhan afeksi atau kedekatan emosional anak yang perlu diisi. Jangan sampai pula si anak kehilangan figur seorang ibu. Yang Mesti Dilakukan Tetaplah menjaga komunikasi dengan anak agar di tidak merasa kesepian dan kehilangan. Misalnya, teleponlah anak dari lokasi dimana Ayah atau Ibunya berdomisili dan ajaklah dia berbagi cerita mengenai situasi di rumah. Ceritakan pula tentang tempat tinggal selama Anda tugas atau sekolah. Selain itu, bisa juga minta bantuan keluarga besar seperti nenek, kakek, paman, bibi agar anak masih mendapatkan figur ayah atau ibu mereka. (okz/rin)
Tetap Harmonis dengan Ipar Ketika Anak Memiliki Orangtua Beda Negara MENJALIN hubungan yang harmonis dengan seluruh keluarga suami tentu menjadi keinginan para istri, terutama dengan kakak atau adik ipar. Namun, pada kenyataannya hal tersebut sangatlah susah untuk dilakukan. Agar berhasil memerlukan sebuah kesabaran tingkat tinggi. Mengapa banyak orang mengalami masalah kurang harmonis dengan ipar? Menurut psikologis seseorang, adik atau kakak merupakan keluarga dekat yang secara alamiah dilindungi. Sehingga kehadiran orang lain di luar lingkaran keluarga yang menjalin ikatan dengan adik atau kakak (terutama ikatan perkawinan) akan membuat saudara kandung menjadi cemburu. Cemburu tersebut kemudian disalurkan dalam bentuk kekurangharmonisan kepada ipar. Lalu, bagaimana cara menjaga hubungan dengan ipar agar tetap harmonis? Berikut merupakan beberapa cara yang dapat Anda lakukan agar harmonis dengan ipar. lFokus terhadap rumah tangga masingmasing Seperti banyak pendapat, konflik muncul karena adanya pihak ketiga, tak terkecuali pada rumah tangga. Sebaiknya Anda berhenti untuk mencampuri urusan rumah tangga ipar Anda. Fokus lah untuk mengurus rumah tangga maq REDAKTUR : HENDRA SAPUTRA
sing-masing. Dengan begitu, konflik yang akan terjadi pun dapat diminimalisir. lTetap menjalin silaturahmi Agar tetap harmonis dengan ipar memang dibutuhkan usaha yang keras. Mulai dari menghormati mereka, bertutur kata yang halus dan sopan, dan juga bersikap rendah hati. Sehingga, Anda dan ipar Anda akan mempunyai hubungan yang baik. Yang paling penting ialah untuk tetap menjaga silaturahmi. Di sisi lain, hal yang sebaiknya Anda hindari adalah dengan tidak menyindir atau menghakimi ipar Anda. lMengenali tipe ipar Anda Dengan mengenali tipe ipar Anda, maka diharapkan Anda sudah mempunyai solusi untuk menghadapinya. Contohnya ipar Anda mempunyai tipe egois, jadi yang harus Anda lakukan adalah melawan dengan kepala dingin. Hal ini akan bertambah buruk apabila kemarahan Anda balas dengan kemarahan. Dengan berkepala dingin dan hati tenang, ma ka akan membuat Anda bisa menegur dengan baik-baik dan ia akan mengerti. lKenali hobi Dengan mengetahui hobi ipar Anda, maka hal tersebut akan menjadi jalan untuk bergaul dengannya. Apalagi jika Anda dan ipar Anda mempunyai hobi yang sama. Dengan begitu, hubungan Anda ak-
an lebih kompak dan terjalin. lTerlibat aktif Terlibat aktif yang dimaksudkan ialah dengan Anda selalu menghadiri aca ra ipar Anda. Seperti ipar Anda yang mengadakan pernikahan anaknya. Maka tidak ada salahnya bila Anda datang untuk membantu dalam acara tersebut. Sehingga, berkat kedatangan Anda secara otomatis akan menimbulkan rasa segan dari ipar Anda. lHindari ketidaksukaannya Sebagai saudara pastinya para istri atau suami akan mengenali ketidaksukaan saudara mereka. Tentunya akan lebih baik bila Anda menanyakan ketidaksukaan saudara ipar Anda pada pasangan Anda. Jadi, Anda akan terhindar dari sesuatu yang bisa saja ipar Anda benci. Semoga tips di atas dapat membantu Anda dalam menjalin hubungan dengan ipar Anda. Apabila pernah tejadi konflik, sebaiknya lakukan intropeksi terlebih dahulu. Kemudian, carilah solusi yang terbaik agar hubungan yang baik tetap terbina. Yang terpenting adalah bahwa suka atau pun tidak suka saudara ipar Anda adalah bagian keluarga Anda. Tentunya hal ini didasarkan bahwa kita menikah bukan hanya dengan pasangan kita. Tetapi, kita menikahi seluruh keluarganya. (prc/rin)
TAK ada yang bisa mengetahui masa depan kita seperti tentang siapa yang akan menjadi pasangan kita suatu saat kelak. Bisa jadi kita nantinya memiliki pasangan yang berbeda negara. Seringkali daya tarik ini datang justru memang karena perbedaan kebudayaan dan kebiasaan yang ada pada kedua pasangan. Di setiap negara banyak sekali kasus pasangan berbeda kewarganegaraan ini. Bagaimana tentang si buah hati yang lahir pada kedua pasangan tersebut? Ajari si kecil tentang asal usul orangtuanya Sebagai orangtua, sebaiknya Anda mengajari si kecil mengenai kampung halaman di mana kedua orangtuanya berasal. Sehingga anak tak akan merasa asing dengan adat istiadat di mana Anda berasal, ketika berkunjung ke kampung halaman. Hal ini juga akan membantu daya kembang dan kepercayaan diri agar anak tak malu-malu dalam bergaul. Tentunya perbedaan bahasa merupakan hal yang akan sangat mencolok. Lebih baik Anda dan pasangan lebih dulu berkomunikasi untuk memilih bahasa pengantar yang akan dipakai untuk mendidik si buah hati. Mengajar dan mendidik
si buah hati di rumah dan memberikan pembekalan mengenai kenapa mereka berbeda dengan anak lain merupakan salah satu cara yang dianjurkan agar anak merasakan perasaan bangga pada orang tuanya. Kewarganegaraan Anak Di Indonesia, undang-undang mengenai hak kewarganegaraan anak dengan salah satu orangtua adalah warga negara asing telah diatur dalam Undang-undang Kewarganegaraan Nomor 12 Tahun 2006 yang memuat asas-asas kewarganegaraan umum atau universal. Ada lima asas yang dijadikan dasar pemikiran dalam undang-undang ini yakni asas ius sanguinis, asas ius soli, asas kewarganegaraan tunggal, asas kewarganegaraan ganda terbatas dan apatride yakni tak mengenal kewarganegaraan. Berdasarkan kelima asas ini telah diputuskan, anak yang memiliki ibu WNI atau ayah WNA dan sebaliknya, mereka memiliki kewarganegaraan ganda. Namun, setelah anak tersebut berusia
HALUAN RIAU/PRC
PEMAIN sepakbola Indonesia, Christian Gonzalez bersama istri dan salah seorang anaknya. Suami istri ini adalah pasangan beda negara 18 tahun atau sudah menikah, maka si anak harus menentukan pilihannya untuk menjadi warga negara Indonesia atau memilih kewarganegaraan asing.
Pemberian pernyataan pemilihan warga negara ini ditunggu selambat-lambatnya tiga tahun setelah anak berusia 18 tahun atau tiga tahun setelah menikah. (prc/rin) q LAYOUT : TAUFIK
12
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
PROSES LAMARAN ADAT MELAYU RIAU
S astra &Budaya
Pria Menyelidiki Calonnya secara Diam-diam PERNIKAHAN adalah upacara pengikatan janji nikah yang dirayakan atau dilaksanakan oleh dua orang dengan maksud meresmikan suatu ikatan secara hukum agama, hukum negara dan hukum adat. Upacara pernikahan memiliki banyak ragam dan variasi antar suku maupun antar bangsa. Prosesi pernikahan dalam masyarakat Melayu tidak terlepas dari tahapantahapan ritual khusus. Pada setiap tahapan ritual itu, pemakaian ungkapan tertentu (pantun) digunakan, juga ketika pengantin sudah duduk bersanding. Ungkapan yang digunakan mengiringi tahapan ritual yang tidak hanya indah didengar, namun juga berisikan petuah dan nasehat bagi kedua mempelai, keluarga juga bagi yang hadir. Tokoh Masyarakat Melayu Riau Tenas Effendi menuturkan, prosesi lamaran dalam adat Melayu Riau diawali dengan proses menjarum-jarum atau disebut juga dengan merisik. Merisik merupakan langkah pertama yang dilakukan dalam proses perkawinan yang bertujuan untuk menyelidiki tentang keberadaan seorang calon pengantin. Merisik adalah suatu acara yang dilaksanakan secara diam-
diam oleh pihak lelaki pada seorang gadis atau anak dara yang merupakan idamannya/calon. Merisik bisa dilakukan atas permintaan calon pengantin, atau permintaan dari pihak keluarga pengantin. Hasil musyawarah keluarga ditunjuk seseorang untuk melaksanakan tugas ini. Orang yang ditunjuk adalah seorang orang tua yang mendapatkan kepercayaan penuh dari pihak orangtua dan keluarga pihak lakilaki, yang bertugas untuk mencari tahu tentang diri dan keadaan keluarga pihak perempuan, serta tingkah laku dan sopan santun anak gadis dan semua informasi dari anak gadis yang akan menjadi calon menantu mereka. Pada saat merisik ini, pihak calon pengantin tidak membawa apa-apa, karena merisik dalam arti lain sama dengan menyelidiki. Lanjut Tenas, merisik tidak hanya bisa dilakukan
Puisi Kumpulan Puisi Alam Selembar Puisi Untuk Kekasih Oleh: Triana Terpaku dalam kegundahan hati Terasa tak dapat ku lawan dengan jari-jari Tiada lagi tempat hari yang terasa ada Hanya lelah
Lelah yang ku rasa…………… Andaikan waktu itu tak terjadi Mungkin hatiku takan remuk seperti ini Langkahku terhenti dalam kelamnya malam Mataku terhalang jurang yang dalam
oleh pihak keluarga calon pengantin pria, namun juga bisa dilakukan oleh pihak calon mempelai wanita. Proses Meminang Kelanjutan dari tahapan merisik, yakni meminang. Meminang mengandung arti meminta seorang perempuan untuk dijadikan istri, atau biasanya disebut melamar seseorang. Upacara meminang setelah mendapat kepastian dari anak gadis maupun pihak keluarganya bahwa anak gadis belum mempunyai ikatan dengan laki-laki lain. Dalam acara meminang ini keluarga pihak laki-laki mengadakan mufakat bahwa pada hari baik bulan baik akan dilaksanakan peminangan ke rumah sebelah pihak perempuan yang telah dirisik beberapa lama sebelum ini. Oleh karena sudah ada pemberitahuan dari pihak laki-laki untuk datang melakukan peminangan, maka keluarga perempuan mengadakan persiapan menanti kedatangan bersama keluarga dan mempersiapkan perangkat adat yaitu di antaranya tepak sirih lengkap dengan isinya, seperti sirih, gambir, kapur, tembakau, pinang dikupas dengan ukirannya serta kacip kepala naga. Acara meminang ini tidak dilakukan oleh orangtua perempuan ataupun orangtua lelaki, tetapi di-
Pendengaranku sayupsayup tak menentu Hatiku terombang ambing dalam ombak kemarahan Ragaku tak berkuasa untuk berfungsi Mungkin tiada lagi yang dapat terjadi saat ini Semangatku lemah hatiku susah Teringat malam itu yang menyakitkan Inikah kehidupan?
INT
KELUARGA calon penganten berfoto bersama usai menjalani proses lamaran. sampaikan oleh wakil atau utusan dari kedua belah pihak. Umumnya dipimpin oleh orang-orang yang dituakan. Sorongkan Tepak Tata cara meminang sendiri, setelah utusan pihak lelaki tiba yaitu pihak keluarga perempuan menyorongkan tepak tanda penerimaan tamu dengan tulus hati, sebelum tepak diso-
rongkan tutup tepak dibuka dengan sangat hati-hati dan diletakkan disamping kanan tepak. Kemudian tuan rumah mempersilahkan tamunya untuk mengambil sirih setelah tutup cembul dibuka dan diletakkan di atas tutup tepak yang terletak di samping tepak. Setelah itu hal yang sama juga dilakukan pihak laki-laki, yakni mempersilakan tuan rumah me-
ngambil sirih yang mereka bawa. Kemudian dilanjutkan dengan kata bersambut yang diawali dengan pantun Melayu. Upacara perkawinan tidak harus cepat dilaksanakan. Tidak ada keharusan waktu upacara perkawinan akan dilangsungkan setelah pinangan dilakukan. Upacara perkawinan dilaksanakan sesuai dengan kesepakatan
kedua belah, bisa satu bulan setelah pinangan, enam bulan atau satu tahun setelah pinangan. Upacara perkawinan dalam adat resam budaya Melayu sendiri diisi dengan sejumlah tahapan, mulai dari malam berinai, berandam, barzanji atau khatam Quran, akad nikah, tepuk tepung tawar, bersanding dan mandi damai. (hr/rin)
Kurasa semua bukan seperti ini Mungkin masih ada titik terang Yang akan menyinari kegelapan hati
Teringat Dirimu Selamanya Oleh: Eggady Peterson
Terlihat jelas tapi menyakitkan Walau terasa kau ku dambakan Membuat aku dalam kesepian
Kerinduan ini membuatku gila Kehilangan dirimu sebuah luka Berangan aku tuk selamanya Hingga mati pun slalu bersama
Memberi pujian untuk diri sendiri Meredamkan semua yang ada saat ini Hingga aku dapat kembali ke kehidupan yang indah ini
Dalam luang waktu ku coba lupakan Sejenak memendam kisah lama yang silam Melihat pelangi yang kini t'lah kelam Gelap gulita dan sunyi mencekam Nampak hadirmu dalam ingatan
Meski kau ku cinta tapi tak sebaliknya Kau yang ku puja takkan terlupa Seringkali kau nampak senangkan Dan tak jarang kau juga menyakitkan
Dan mungkin seandainya nanti Mentari tak bersinar lagi Kau tetap dan s'lalu disisi Menemaniku dalam indahnya surgawi
Resensi Buku memberikan banyak inspirasi dalam pengelolaan sumber daya alam. Sejak 14 abad yang lalu, Islam sudah mengajarkan umat untuk peduli kepada alam. Karena Islam tidak hanya menaruh perhatian pada persoalan spiritual dan sosial, melainkan juga menginspirasi umat untuk peduli kepada alam. Buku bertajuk "Greendeen; Inspirasi Islam dalam Menjaga dan Mengelola Alam" ini menjawab kegelisahan tersebut. Dengan menyuguhkan masalah dan solusi terkait isu-isu ling-
: Greendeen; Inspirasi Islam dalam Menjaga dan Mengelola Alam Penulis : Ibrahim Abdul-Matin Penerjemah : Aisyah Penerbit : Zaman, Jakarta Cetakan : I, 2012 Tebal : 318 Halaman ISBN : 978-979-024-319-4 Judul
BANYAKNYA bencana yang terjadi di belahan dunia membuat semua orang prihatin. Mulai dari krisis air sampai pada pemanasan global. Semua itu cukup untuk membuktikan bahwa alam sedang mengalami kerusakan. Penyebabnya adalah tindakan manusia yang mengeksploitasi kekayaan alam secara berlebihan. Padahal, Islam menegaskan bahwa semua manusia adalah penjaga bumi. Islam
Solusi Islam dalam Mengelola Lingkungan kungan yang diambil dari alQuran dan Hadis. Yakni berupa prinsip yang didasarkan atas kesadaran menjalankan Islam seraya berkomitmen kepada lingkungan. Buku setebal 318 halaman ini menyuguhkan kisahkisah inspiratif, perjalanan hidup penulisnya, ajakan gaya hidup Islami dan pemikiran terkait kepeduliaan terhadap alam. Bahwa prinsip-prinsip pelestarian lingkungan itu ada dalam Islam. Oleh sebab itu, Ibrahim Abdul-Matin menawarkan konsep ‘Agama Hijau’ (greendeen) sebagai inspirasi mengelola alam.
Pria muslim berkulit hitam itu menguraikan kandungan ini sebanyak enam belas bab. Kemudian dikelompokkan dalam empat tema besar. Empat isu penting terkait lingkungan itu adalah energi, air, limbah dan makanan. ‘Agama Hijau’ (greendeen) adalah agama yang menuntut manusia untuk menerapkan Islam seraya menegaskan hubungan integral antara keimanan dan lingkungan (seluruh semesta). Dengan perspektif ‘Agama Hijau’ (greendeen) manusia akan memiliki kesadaran dan berpandangan
bahwa bumi adalah masjid. Bumi adalah masjid merupakan cara lain untuk mengatakan bahwa manusia merupakan bagian dari struktur penciptaan yang menakjubkan. Maka, semua yang ada di dalamnya suci. (hal. 19). Hal ini berdasarkan Hadis Nabi SAW, “Di mana pun kamu berada saat waktu shalat tiba, kerjakanlah shalat. Sebab, bumi ini adalah masjid.” Buku yang diterbitkan dan diterjemahkan oleh Penerbit Zaman ini menggambarkan pengalaman hidup Ibrahim dan muslim Amerika dalam mengamalkan
‘Agama Hijau’ (greendeen). Selain untuk warga Amerika, buku ini juga dapat memberikan inspirasi dan membuka horizon dalam mengelola alam di negara-negara berkembang dan atau mayoritas beragama Islam, seperti Indonesia. Karena di dalamnya tidak hanya menawarkan solusi dan alternatif dalam menjaga dan pengelolaan lingkungan. Buku ini juga menyadarkan kita dari budaya konsumerisme. Uraiannya juga membuktikan bahwa Islam memiliki keberpihakan dalam mengupayakan ‘Agama Hijau’ (greendeen).
Hal ini jelas tertera dalam al-Quran dan Hadis. (Peresensi, Ahmad Suhendra)
Menanti Kebangkitan Perempuan dari Sastra Menuju Realitas POTRET kaum perempuan yang dibingkai dalam sastra sejak era 1920-an khususnya di Indonesia, cenderung digambarkan sebagai objek yang mengalami keterkungkungan oleh karena pengaruh budaya patriarki. Segala aspek kehidupan didominasi oleh laki-laki, termasuk perempuan itu sendiri sebagai objeknya. Perempuan dicitrakan sebagai makhluk lemah, tertindas, serta tak mampu melawan keadaan yang memaksanya tunduk kepada laki-laki. Namun, apakah potret perempuan dalam karya sastra di era emansipasi ini telah mengalami perubahan? Doktor Ahli Sastra Free Hearty menuturkan, di satu sisi penggambaran tokoh perempuan dalam karya sastra dewasa ini mulai mengalami perubahan. Di mana kaum perempuan mulai mempunyai ruang yang sama dengan laki-laki. “Perempuan dalam karya sastra saat ini sudah ada perubahan, di mana perempuan punya ruang yang sama q REDAKTUR: ERINA DJOHAR
dengan laki-laki. Hanya saja, ada beberapa perempuan penulis masih kebablasan dalam menggambarkan kebebasan kaum perempuan dalam karya sastranya. Seperti yang ditulis Ayu Utami dalam karyanya Saman. Kebebasan sosok perempuan dalam cerita tersebut justru dituliskan secara vulgar dengan fokus utama kebebasan dalam seks. Sehingga pencitraan kaum perempuan di mata publik semakin negatif,” ungkap Penulis buku kritik sastra Keadilan Gender dalam Sastra Timur Tengah, yang akrab disapa Bundo Free. Bundo Free memaparkan, kebanyakan penulis perempuan apalagi laki-laki, ketika menuliskan tokoh perempuan masih terjebak dalam pengaruh budaya patriarki. Meski-
pun sebagian peNawal El Saadawi nulis sudah mamcenderung menulis pu menggambarsebagai feminis kan tokoh peremkorban yang menpuan dengan baik, catat kejahatannamun kebanyakejahatan laki-laki. kan tokoh perem“Ia adalah sepuan tersebut orang penulis yang akan terjebak dasangat feminis, nalam masalah ramun yang ia kedesionalitas ketika pankan dalam karia mengalami jayanya justru femiFree Hearty tuh cinta. nis korban. Ia men“Perempuan akan menjacatat kejahatan-kejahatan di irrasional, atau menurun kaum laki-laki terhadap petingkat rasionalitasnya kerempuan. Hal ini tentu sematika mereka mengalami jatuh kin menguatkan pandangan cinta. Pada saat itu, perembahwasanya perempuan itu puan akan cenderung emolemah, selalu tertekan, tunsional. Ia bisa menjadi benarduk terhadap dominasi lakibenar tunduk dan pasrah laki, serta tak punya kekuatan kepada perasaan cinta terseuntuk bangkit. Sementara but, atau melawan sehabisgerakan feminis yang dimakhabisnya,” ungkap Bundo sud adalah gerakan yang Free, belum lama ini di Pamembela kaum perempuan,” dang. terang Bundo Free. Meskipun saat ini telah Potensi Perempuan banyak penulis feminis, Bundo Mestinya, lanjut Bundo, Free menilai belum semuanya para penulis feminis baik lakimenuliskan tokoh perempuan laki maupun perempuan, dasebagai sosok yang memiliki pat menuliskan sosok perempotensi untuk bangkit. Ia menpuan dari segi potensi untuk contohkan seorang penulis yang bangkit dan meraih cita-cita sangat feminis, Nawal El Saasebagaimana kaum lelaki. dawi. Dalam karya-karyanya, Sebuah karya yang dapat
membangun sebuah gambaran sosok perempuan cerdas yang mampu bangkit dari ketertindasan. “Bagaimanapun juga, karya sastra merupakan cerminan dari realitas. Kita lihat saja apa yang dialami kaum perempuan saat ini, meskipun gerakan emansipasi sudah lama digalakkan di negeri ini. Masih banyak kaum perempuan yang mengalami ketertindasan, menjadi korban kekerasan rumah tangga. Tidak terkecuali di Minangkabau ini, yang katanya tidak memerlukan gerakan feminis,” ungkap Bundo. Bundo bercerita, suatu kali ia pernah disanggah Wisran Hadi ketika memaparkan pemikirannya mengenai gerakan feminis di Ranah Minang. Saat itu, Bundo bersikukuh dengan pemikirannya tersebut, melihat dari realita yang terjadi di Minangkabau dewasa ini. “Dulu saya pernah disanggah almarhum Wisran Hadi mengenai feminis di Minangkabau. Karena dari pengamatan saya terhadap realitas di Minangkabau saat ini, apa
yang tertulis dalam adat tidaklah begitu yang dijalankan dalam kehidupan nyata,” kenang Bundo. Dijelaskan Bundo, tidak sedikit perempuan Minangkabau yang menjadi korban poligami. Dan yang lebih miris, melihat realitas yang dialami perempuan Minangkabau terutama mereka yang terjerumus dalam dunia hitam. “Lihat, apa yang terjadi di sepanjang pantai Padang. Gadis-gadis Minang menjajakan dirinya kepada kaum lelaki. Dimana peran ninikmamak ketika keponakan mereka terjebak dalam dunia yang seperti itu? Malahan para orangtua juga sengaja menyediakan tempat untuk generasi muda Minangkabau yang ingin ‘menikmati’ waktu bersama kekasih sebebasbebasnya. Andaikan saja apa yang tertulis dalam adat Minangkabau terealisasi sepenuhnya, maka saya dengan yakin mengatakan gerakan feminis memang tidak dibutuhkan di Minangkabau,” terang Direktur Eksekutif Woman for Harmony Institute ini. Meskipun demikian, ba-
nyaknya penulis-penulis dari kalangan perempuan bermunculan, menjadi suatu pertanda baik bagi sebuah proses membangkitkan perempuan dari dunia sastra menuju realita. Sebagaimana halnya semangat Kartini dan perempuan-perempuan pejuang lainnya yang menyebarkan virus semangat untuk bangkit melalui tulisan. Begitu juga diharapkan karya sastra kini yang menuliskan perempuan dari sisi positif dan lebih mengedepankan pemikiran serta potensinya dalam memainkan peranan penting di segala bidang kehidupan. “Saat ini sudah banyak perempuan penulis dengan pemikiran yang bagus dan berkualitas, menuliskan karyakarya dengan penggalian ide yang cukup baik. Sebut saja, Asma Nadia, Kirana, Soesi Sastro, dan sederetan nama lainnya. Dengan bermunculannya penulis-penulis dari kaum perempuan dengan pemikiran yang bagus, diharapkan karya-karyanya mampu membangkitkan citra kaum perempuan di mata dunia,” harap Bundo. (pmc/rin) q LAYOUT: JUMAILIS
B elanja &W isata
13
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
SAIL KOMODO 2013
SBY:KitaWajibPeliharaPulauKomodo LABUAN BAJO-Pulau Komodo terpilih menjadi salah satu dari tujuh New 7 Wonders of Nature. Atas prestasi tersebut Presiden SBY berharap semua pihak berpartisipasi untuk mengembangkan Pulau Komodo. "Sebagai warisan alam dunia, kita wajib memelihara, melestarikan, dan mengebangkan Pulau Komodo ini," ujar Presiden SBY dalam sambutannya di Pantai Pede, Labuan Bajo, NTT, Sabtu (14/9). Selain itu, Presiden SBY mengingatkan melalui Sail Komodo 2013 ini Indonesia dapat terus memperkenalkan dan mengembangkan potensi pariwisata di Nusa Tenggara Timur kepada dunia internasional. Panorama alamnya yang indah, budayanya yang eksotis, serta keberadaan komodo sebagai satu-satunya binatang purba yang tersisa di dunia, merupakan daya tarik yang besar bagi wisatawan dunia. "Saya berharap dalam waktu yang tidak terlalu lama, Kawasan Nasional Komodo serta pulau-pulau lain di sekitarnya akan menjadi ikon baru pariwisata dunia di kawasan tengah Indonesia," tuturnya. Presiden SBY juga bangga, setiap berkunjung ke Provinsi Nusa Tenggara Timur ini, dirinya selalu mencatat berbagai kemajuan pembangunan. Kemajuan seperti ini tentu sangat baik dan menggembirakan. "Kalau setiap provinsi atau daerah dengan penuh semangat dan kesungguhan
terus membangun dan memajukan daerahnya, maka secara nasional negara kita akan makin cepat maju dan sejahtera," harapnya. Sebagaimana diketahui bersama, lanjut SBY, Pulau Komodo yang menjadi satusatunya habitat utama komodo di dunia, telah ditetapkan oleh United Nations Educational Scientific and Cultural Organization (UNESCO sebagai warisan alam dunia, natural world heritage pada tanggal 19 Desember 1991. Pulau Komodo juga menjadi the New 7 Wonders of Nature yang ditetapkan oleh New 7 Wonder Foundation pada tahun 2012. SBY juga berharap Sail Komodo 2013 dapat menjadi model percepatan pembangunan daerah kepulauan dan daerah terpencil di tanah air. Menyertai Sail Komodo ini, telah dilakukan banyak kegiatan pembangunan yang melibatkan berbagai kementerian dan lembaga. Kerja sama itu antara lain telah mewujudkan pembangunan Bandara Komodo dan Dermaga Pulau Komodo, yang merupakan pintu gerbang dan akses utama bagi pengembangan objek wisata Pulau Komodo dan juga objek wisata lainnya di wilayah ini.(dtc/hen)
Yacht" 11 Negara Ramaikan Festival Derawan SAMARINDA-Para pelaut dari 11 negara telah berdatangan ke perairan Kepulauan Derawan di Kabupaten Berau dengan kapal layar mewah atau "yacht" untuk memeriahkan Festival Derawan 2013 yang berlangsung 14-20 September. "Saat ini telah berdatangan kapal-kapal layar cepat dari 11 negara, masuk melalui jalur utara Kaltim. Selain mengikuti yacht rally, peserta dari luar negeri itu juga akan diajak menikmati rangkaian acara lainnya seperti HUT Kota Berau, Festival Budaya Kesultanan dan game fishing," kata Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kalimantan Timur (Kaltim) H.M Aswin di Samarinda, akhir pekan ini. Rute rally yacht itu terbagi dua, yaitu melalui Davao (Filipina), Sangihe, Bitung, Kwandang, Derawan dan Tarakan. Kedua jalur Phuket (Thailand), Singapura, Anambas, Kinabalu, Tawau (Malaysia Timur), Tarakan dan berakhir di Derawan. Puncak acara Festival Derawan berlangsung pada tanggal 20 September 2013 dan dipusatkan di Lapangan Pemuda Tanjung Redeb. Selain yacht rally, game fishing dan pameran, juga akan diadakan atraksi terjun payung dan pentas budaya berupa pagelaran tari kolosal masyarakat setempat.(ant/hen)
INT
SALAH satu pemandangan di Pulau Komodo.
Panorama Surgawi Perut Bumi Gua Gong PACITAN-Tak hanya menjajakan makanan lokal seperti tempe benguk, lontong pecel maupun kelapa muda, di kioskios yang tertata rapi anda bisa membeli aneka produk asli Kota 1001 Gua. Umumnya berupa cendera mata berbahan baku batu mulia. Tak ha nya akik namun juga beragam ornamen lain seperti anting, kalung, liontin dan hiasan rumah tangga dari batu. Setibanya di mulut gua, nuansa khas perut bumi begitu terasa. Yakni hawa lembab yang langsung terasa begitu kita masuk kedalamnya. Bagi wisatawan yang baru pertama kali datang, ada baiknya membawa lampu penerangan. Tak perlu jauhjauh membawa dari rumah. Sebab banyak penyedia persewaan lampu senter yang berjajar di mulut gua. "Murah mas. Hanya Rp 10 ribu saja," kata seorang perempuan menawarkan ja-
sa sewa senter. Selama di dalam gua, wisatawan dapat menikmati pemandangan perut bumi dengan cukup nyaman. Mereka tetap bisa berlama-lama hanyut dalam takjub tanpa khawatir kepanasan. Sebab, pada beberapa penjuru gua terdapat kipas berukuran sedang. Permukaan ruangan gua semakin tampak eksotis dengan pancaran cahaya warna-warni dari lampu LED yang terpasang di tiap sudut. Saat melintasi lajur sepanjang 300 meter dengan bentuk lintasan melingkar, wisatawan dapat melihat dari dekat lekuk-lekuk permukaan gua yang indah dan meneteskan air meskipun sepanjang kemarau. Sedikitnya ada 5 pilar utama serta lempeng Batu Gong yang jika dipukul menghasilkan bunyi menyerupai suara gong. Di lantai gua juga terdapat beberapa sen-
HALUAN RIAU/DTC
PANORAMA Gua Gong Pacitan. dang dengan air jernih. "Ada yang meyakini jika kita membasuh muka dengan air (sendang) itu, maka kita akan awet muda dan naik derajatnya," ungkap Eka, wisatawan lokal.
Puas menyusuri permukaan gua, wisatawan dapat kembali menuju pintu keluar melalui tangga yang diapit pagar logam tahan karat. Tak terasa peluh membasahi pakaian. Energi yang terbakar
selama menyusuri lorong seakan terbayar oleh indahnya panorama surgawi di semua sisi dinding gua. Itulah seba bnya, tempat ini mendapat julukan "Gua Terindah di Asia Tenggara".(dtc/hen)
Ritual Larung untuk Raden Menak Sopal di Trenggalek TRENGGALEK-Ratusan warga Trenggalek, Jawa Timur, Jumat, menyaksikan ritual larung atau penenggelaman kepala kerbau ke dasar sungai di Dam Bagong, yaitu upacara adat menghormati leluhur daerah setempat, Raden Menak Sopal. Upacara sejak pagi hingga siang itu menarik perhatian warga dan sebagian saling berebut potongan kepala, kulit beserta beberapa bagian tubuh kerbau yang ditenggelamkan di dasar pusaran Dam Bagong yang berkedalaman sekitar dua hingga tiga meter. "Ini sudah menjadi tradisi turun temurun karena dengan dibangunnya Dam Bagong ini mas-
yarakat Trenggalek, terutama para petani bisa mengairi sawah dengan mudah," kata Jafar, pemuda peserta rebutan sesaji. Rangkaian upacara adat di Dam Bagong sekaligus menjadi bagian acara hari jadi Kabupaten Trenggalek yang jatuh pada 30 Agustus. Selain melarung sesaji berupa kepala kerbau, ritual adat juga diwarnai kegiatan "nyekar" di makam Raden Menak Sopal yang dalam sejarahnya dikenal sebagai Bupati (Adipati) pertama di Trenggalek. Ritual itu merupakan wujud rasa syukur masyarakat serta pemerintah setempat atas jasa Adi-
pati Menak Sopal yang berhasil membangun jaringan irigasi dam Bagong, sehingga bermanfaat cukup besar bagip pertanian di Trenggalek. "Dampak dari Dam Bagong itu sampai saat ini masih bisa dirasakan, terutama bagi pertanian di wilayah kota, makanya banyak yang menyebut Menak Sopal itu adalah pahlawan pertanian di Kabupaten Trenggalek," kata Kabag Humas dan Protokol Pemkab Trenggalek, Yuli Priyanto. Dijelaskan, sebelum melaku kan upacara pelemparan kepala kerbau, rangkaian acara di dahului dengan kirab kerbau bule (putih) keliling Kelurahan Ngan-
tru, Trenggalek yang dilakukan oleh para petani, selanjutnya malam harinya dilakukan pegelaran wayang kulit semalam suntuk. "Kemudian Jumat pagi tadi, setelah subuh dilanjutkan dengan penyembelihan kerbau dan sekitar pukul 07.00 WIB dilakukan ruwatan serta ziarah ke makam Menak Sopal," ujarnya. Kisah Menak Sopal terdiri dari beberapa versi, dari salah satu cerita rakyat, upaya pembangunan Dam Bagong itu merupakan salah satu cara Menak Sopal untuk menyebarkan agama Islam karena pada masa itu, sebagian petani di Trenggalek banyak yang gagal panen akibat kesulitan
mendapatkan air. Melihat peluang itu, Menak Sopal berinisiatif membendung Sungai Bagong, dengan harapan krisis air di Trenggalek dapat teratasi. "Cara itu ternyata cukup efektif untuk menyebarkan agama Islam dan bisa merangkul seluruh masyarakat. Sedangkan kepala kerbau yang dilempar tersebut sebagai simbol pengganti dari kepala gajah putih, yang pada saat pembangunan dam dipakai sebagai tumbal," ujar Yuli. Adipati Menak Sopal meninggal pada tahun 1490 Saka atau 1568 Masehi dan dimakamkan di dekat Dam Bagong.(ant/hen)
READAKTUR: HENDRA SAPUTRA
LAYOUT: TAUFIK
14
Busana&Gaya
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
Profesional dengan Busana Casual JEANS SAAT ini tren fashion memang l sedang begitu berkembang, sehingga JEANS memang identik sebagai pakaian santai untuk dikenakan ke ragam pilihannya semakin variatif. Di acara-acara yang tidak resmi. dunia kerja misalnya, beberapa Namun, ternyata jeans juga bisa menjadi pilihan untuk dikenakan perusahaan memang tidak terlalu pada saat bekerja. Yang harus ketat dalam memberikan aturan diperhatikan adalah memilih pakaian yang pas agar dalam berpakaian pada kombinasi tetap terlihat profesional. karyawannya. Yang terpenting Kombinasi yang bisa dipilih di pakaian tetap terlihat sopan dan rapi. antaranya adalah paduan jeans Keleluasaan Anda dalam memadukan pakaian kerja yang nyaman dan sopan tentunya akan lebih baik jika dipadu dengan style yang mampu menonjolkan sifat profesional dalam bekerja. Hal ini bisa didapat dari mengkombinasikan dan memadupadankan beberapa model pakaian tertentu, sehingga akan tetap terlihat profesional sekaligus santai. Beberapa model pakaian yang sifatnya santai, bisa dipakai saat bekerja, namun tetap memberikan kesan profesional, di antaranya adalah:
l DRESS Kegunaan dari pakaian yang satu ini memang cenderung semakin melebar. Bila dahulu dress hanya dikenakan ke acara pesta, saat ini dress dapat juga digunakan untuk pergi bekerja di kantor. Namun, yang harus diperhatikan adalah model gaun tersebut. Model gaun haruslah tetap mencerminkan keprofesionalan Anda, dan bukan model gaun yang biasanya dipakai untuk pergi bersenang – senang. Model – model dress yang dapat digunakan untuk pergi ke kantor di antaranya Silk Dress, Chambray Dress dan Shift Dress. Silk Dress merupakan pakaian yang berbahan dari sutra dan pantas dipilih untuk pergi ke kantor. Jenis gaun ini dapat dipakai dengan paduan nude flat dan jam oversized atau jam lelaki. Dengan berpakaian seperti itu Anda akan tetap terlihat stylish dan profesional. Chambray Dress juga bisa menjadi pilihan Anda untuk tampil dengan gaya yang simpel dan tidak ribet. Anda bisa menambahkan aksesoris seperti kalung agar terlihat lebih menawan. Yang terakhir ialah Shift Dress yang juga bisa menjadi alternatif untuk dikenakan saat ke kantor. Padukan jenis gaun ini dengan classic heels dan aksesoris minimalis.
Gaya Hijab Simpel Stylish untuk Liburan SAAT liburan tentu Anda ingin mengenakan pakaian paling nyaman agar bisa menikmati hari secara maksimal. Begitu pula dengan jilbab yang akan digunakan. Akan tetapi, Anda tetap ingin terlihat stylish walaupun sedang melakukan perjalanan ke salah satu tujuan wisata. Jika Anda mencari referensi gaya hijab simpel tapi trendi yang bisa dikenakan saat liburan bersama teman atau pasangan, berikut ini tutorialnya. 1. Siapkan scarf dengan bahan katun atau pashmina
kemudian lilitkan ke leher seperti memakai syal panjang. Tidak lupa sudah memasang ciput ninja warna netral atau senada dengan gaya busana Anda. 2. Siapkan pashmina atau scarf bermotif yang memiliki warna sesuai dengan padu-padan busana Anda untuk liburan. Pilih warna yang cerah. 3. Sampirkan pashmina atau scarf ke kepala dengan kedua sisi sama panjang. Ambil jarum pentul lalu sematkan di bawah telinga sisi kanan dan kiri.
l BATIK Belakangan, jenis pakaian yang satu ini semakin diminati. Sama halnya dengan dress, batik lebih banyak dipakai dalam acara-acara resmi. Namun, tidak ada salahnya jika Anda memilih batik sebagai pakaian kerja. Batik bisa dipadukan dengan jeans atau berbagai model rok. Pilihlah warna–warna batik yang gelap agar tetap terlihat formal ketika dikenakan saat bekerja. Bisa juga dengan memilih batik berlengan panjang atau berkerah. Batik juga bisa dipadukan dengan blazer agar penampilan semakin mantap. Selamat mencoba. (prc/rin)
CINCIN KUKU
Akankah Jadi Tren Aksesori? CINCIN kuku atau yang dinamakan 'mani ring', bisa dibilang adalah tren unik yang tengah berkembang akhir-akhir ini, baik di ranah beauty ataupun fashion. Cincin yang umumnya diletakkan di jari, namun kali ini diletakkan tepat untuk menutupi kuku asli Anda. Bahkan diva sekelas Beyonce juga memakai tren satu ini di video musik terbaru, 'Sweet Dreams'. Cincin kuku ini juga telah merambah retailer online seperti eBay dan Asos dengan kisaran harga 4 poundsterling atau sekitar Rp75 ribuan. Kuku ini hadir dalam dua pilihan warna, silver dan gold. Bahkan cincin ini jadi lebih catchy karena diberi hiasan lagi di bagian
4. Ambil kedua sisi pashmina yang tergerai kemudian silangkan melalui belakang leher. Biarkan kedua sisi tersebut tergerai di depan dada. 5. Kedua sisi yang telah disilangkan tarik ke atas kepala lalu ikat di samping kiri sebanyak dua kali. 6. Selipkan sisa ikatan REDAKTUR: ERINA DJOHAR
dengan blazer, jeans dengan blouse Sequins ataupun jeans dengan cardigan. Agar terkesan casual dan formal, Anda dapat memadupadankan jeans dengan inner dan blazer. Warna yang biasanya dipilih untuk acara formal seperti ke kantor yakni dark denim atau soft blue dengan atasan yang polos. Selanjutnya, Anda juga dapat memadukan jeans dengan blouse Sequins. Kombinasi dengan jenis pakaian ini cocok bagi Anda yang berada di bidang marketing ataupun fashion. Pilihan yang lain ialah memadukan jeans dengan cardigan. Cardigan yang dipadukan dengan jeans dan sepatu berhak tinggi akan membuat tampilan lebih santai namun tetap profesional.
bawah kukunya. Bicara tentang tren satu ini, fashion blogger Lydia Faye mengungkapkan pendapatnya pada Daily Mail, "Nail art dan statement ring adalah tren, dan kombinasi ini menciptakan tren baru lainnya. Cincin ini akan membuat kamu tampil stand out di keramaian.Mereka juga bisa menutupi
kuku yang rusak dengan instan," tuturnya. Mempercantik kuku memang bisa menunjang penampilan Anda. Sebelum cincin kuku ini jadi tren, bahkan ada 'tato kutikula' yang sempat jadi tren. Tato kutikula ini adalah nail art yang menghiasi bagian kutikula atau kulit di sekitar kuku. (wpc/rin)
ke bagian bawah pashmina Setelah itu, selipkan sisa ikatan ke bagian bawah pashmina bagian belakang agar tampak lebih rapi. 7. Tambahkan kaca mata hitam sebagai pelengkap gaya busana Anda. Kaca mata bisa membuat penampilan semakin terlihat stylish. (wpc/rin) LAYOUT:DONI JAS
Kesehatan
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
15
Tujuh Penyebab Sariawan ANDA tentu pernah mengalami sariawan bukan? Kondisi ini seringkali disebutkan muncul akibat kurangnya asupan vitamin C. Padahal ada beberapa hal tak terduga yang juga bisa menyebabkan munculnya sariawan. Meskipun sariawan sering dianggap biasa, namun sariawan juga bisa jadi masalah kesehatan yang sangat serius. Berikut 7 penyebab tak terduga munculnya sariawan, seperti dilansir Boldsky, Sabtu (14/9). q Tergigit Ini merupakan penyebab sariawan yang paling sering terjadi. Biasanya hal ini terjadi ketika Anda makan terburuburu. Jadi, cobalah untuk makan perlahan dan hati-hati. qMakanan pedas Makanan yang sangat pedas juga bisa menyebabkan sariawan. Sebab makan makanan pedas berlebihan dapat meningkatkan panas tubuh Anda. Akumulasi panas tubuh tersebut pada gilirannya nanti dapat menjadi penyebab sariawan. qCedera karena menyikat gigi Salah satu alasan lain penyebab umum sariawan adalah menggunakan sikat gigi terlalu keras. Jika Anda menggunakan sikat gigi berkualitas rendah, yang diketahui memiliki bulu sangat keras, maka lapisan dalam mulut Anda bisa
mengalami cedera. Hal ini juga dapat menimbulkan sariawan. qHerpes Waspada, herpes merupakan salah satu infeksi virus umum yang bisa juga menyebabkan sariawan atau luka di dalam mulut. qMakanan panas Bila Anda terbiasa mengunyah makanan dalam kondisi panas, maka mulut Anda bisa jadi luka dan radang, sehingga akan berisiko memiliki sariawan. Usahakan untuk mendinginkan makanan Anda sebelum memasukkannya ke dalam mulut. qIritasi kulit Beberapa bahan kimia dapat menyebabkan iritasi kulit yang juga dapat membuat Anda terkena sariawan, salah satunya adalah pemakaian obat kumur yang sangat kuat. qMerokok Merokok merupakan salah satu aktivitas yang bisa menyebabkan peradangan di dalam mulut. Jika Anda seorang perokok dan sering sariawan, sebaiknya konsultasi ke dokter karena bisa jadi itu merupakan gejala kanker mulut.(dtc/hen)
Kesehatan Memburuk Akibat Posisi Tidur Salah SULIT tidur banyak dialami kaum perempuan dan memiliki dampak buruk bagi kesehatan. Survei oleh Women's Health menunjukkan, 80 persen perempuan mengaku mengalami masalah tidur beberapa kali dalam sebulan. Sementara 23 persen mengaku mengalami masalah tidur setiap malam. National Sleep Foundation menyebutkan data, sekitar 50 persen perempuan bangun tidur dalam keadaan kurang segar. Kondisi ini dibarengi tubuh tidak fit, mood buruk, hingga menimbulkan peningkatan risiko diabetes dan depresi. Sejumlah faktor memengaruhi masalah tidur pada perempuan, di antaranya jam tidur yang pendek, juga cara berbaring yang ternyata menentukan kualitas tidur dan berdampak pada masalah sulit tidur. Posisi tidur salah mengakibatkan kram otot, sirkulasi darah tidak lancar, mengakibatkan rasa sakit, terutama di bagian punggung hingga mudah terbangun saat tengah malam. Tak hanya itu, posisi tidur salah juga bisa mengakibatkan insomnia. Kondisi kesehatan pun semakin memburuk akibat salah berbaring saat tidur ini. Untuk mengurangi berbagai risiko tersebut, lakukan perubahan posisi tidur. Berikut dua posisi tidur yang disarankan. qBerbaring ke sisi kiri Posisi ini bisa digunakan bila merasa jantung seperti terbakar. Posisi ini didasarkan pada kondisi organ dalam tubuh. "Posisi tidur menggunakan sisi kiri akan memberikan lebih sedikit tekanan di bawah esofagus sphincter," kata spesialis tidur, Priyanka Yadav, DO, dari Sleep for Life Center, Hillsborough, New Jersey. Sphinncter adalah saluran yang dilewati makanan menuju usus. Jika saluran itu tertekan, asam lambung naik dan mengganggu tenggorokan. Kondisi inilah menim-
REDAKTUR: HENDRA SAPUTRA
bulkan sensasi seperti terbakar. Saat tidur dengan posisi ini, kedua tangan berada di depan tubuh dalam posisi nyaman. Lutut ditekuk dan kaki agak dilipat mendekati bagian atas tubuh. Posisi ini mirip seperti bayi dalam kandungan. Bila merasa sensasi terbakar sangat parah, tidurlah dengan berbaring pada punggung. Kemudian gunakan bantal untuk menopang dada dan kepala. qBerbaring menggunakan bagian samping tubuh The Clinical Journal of Pain mengungkapkan, sekitar 40 persen perempuan mengalami masalah tulang belakang. Masalah ini semakin memburuk jika penderitanya salah mengambil posisi tidur. Menurut Robert S Rosenberg, DO, Direktur Medik Sleep Disorders Centers of Prescott Valley and Flagstaff, Arizona, posisi tidur yang salah akan mengganggu keselarasan tulang belakang selama berjam-jam. Posisi tidur menggunakan bagian samping tubuh memang disarankan bagi penderita sakit punggung. Posisi ini membantu menjaga tulang belakang dalam kondisi netral, dengan sedikit melengkung. Saat tidur, sebaiknya lutut sedikit ditekuk sehingga susunan pinggul dan punggung tetap pada posisi garis lurus. Posisi pinggul sebaiknya jangan terlalu ke depan karena bisa menyebabkan memutarnya tulang belakang, dan ini dapat menambah rasa sakit. Saat tidur dengan posisi ini, sebaiknya selipkan bantal atau guling di antara kaki. Cara ini bisa menjaga kaki tetap lurus selebar pinggul. Sementara, posisikan lengan di depan tubuh dalam posisi serileks mungkin.(kc/hen)
Batasi Garam pada Diet Anak ANJURAN konsumsi garam pada orang dewasa tidak bisa diterapkan pada anak. Pasalnya, anak memiliki kebutuhan makan yang berbeda dengan orang dewasa. Menurut Tanya Zuckerbrot, pakar diet tersertifikasi dari Amerika Serikat, jika anak makan makanan dengan jumlah yang setara dengan orang dewasa, tubuhnya bisa kelebihan garam. Ini karena kebutuhan garam anak lebih sedikit daripada orang dewasa, sehingga anjurannya perlu berbeda pula. Zuckerbrot pun memberikan kiat untuk mengurangi garam pada diet anak yang dijabarkan dalam poin berikut. 1. Masak makanannya dengan sedikit garam. Rasa asin dapat membangkitkan nafsu makan. Semakin banyak garam yang dimakan anak, semakin banyak pula makanan yang ingin dilahapnya. Maka mengurangi 25 persen garam untuk memasak makanannya bisa menjadi pilihan sehat. Dan pengurangan 25 persen garam
tidaklah drastis sehingga si kecil mungkin tidak akan menyadarinya. Zuckerbrot menyarankan untuk lebih banyak menggunakan bumbubumbu alami untuk menambah cita rasa masakan. 2. Baca label makanan Banyak makanan tidak berasa asin, namun ternyata memiliki kandungan sodium yang tinggi. Misalnya roti,
biskuit, minuman berkarbonasi, dan kecap. Bahkan satu sendok makan kecap mengandung 900 mg sodium. Karena itu, telitilah sebelum membeli, bacalah label makanan dengan seksama, dan pilihlah yang paling rendah sodium. 3. Kurangi makanan olahan. Makanan olahan merupakan sumber sodium yang sangat tinggi, maka cobalah untuk mengurangi sodium dari diet anak. Sebaliknya, perbanyak sayur dan buah yang kaya akan serat, vitamin, mineral, serta antioksidan. Perhatikan juga
cara penyajian sayur dan buah. Kreatiflah dalam menciptakan jenis masakan agar si kecil tak mengeluh saat harus memakannya. 4. Perhatikan dressing salad. Rata-rata dressing salad mengandung 500 mg sodium per dua sendok makan. Padahal kebanyakan anak makan lebih dari jumlah itu. Karena itu, sebisa mungkin hindari penggunaan dressing salad instan. Sebaliknya, gantilah dengan yogurt rendah lemak setiap melahap salad.(kc/hen)
10 Makanan yang Atasi Detak Jantung Cepat DI antara banyaknya gangguan jantung yang ada, serangan jantung merupakan hal terburuk yang dapat terjadi. Detak jantung cepat (tarkikardia) merupakan salah satu faktor yang meningkatkan risikonya. Jantung berdetak lebih cepat dari biasanya ketika kita melakukan aktivitas fisik seperti berlari, jogging, berjalan cepat, dan lain-lain. Namun, saat selesai berolahraga dan beristirahat jantung tetap berdetak kencang, maka Anda perlu waspada. Kendati demikian, Anda tidak perlu panik jika mengalaminya. Konsultasikan pada pakar kesehatan jantung untuk mengurangi kecepatan detak jantung Anda. Di samping itu, konsumsi pula makanan-makanan yang mampu mengurangi detak jantung berikut ini. 1.Tahu Tahu merupakan bahan pangan yang kaya akan kalsium dan vitamin sehingga baik untuk kesehatan jantung. Tak hanya itu, tahu juga baik bagi Anda yang ingin mengurangi berat badan. 2.Pisang Pisang kaya akan potasium. Mineral ini
sangat efektif dalam mengurangi kecepatan detak jantung. 3.Kismis Kismis juga mengandung potasium tinggi, tetapi rendah sodium. Kismis merupakan salah satu makanan terbaik yang mampu mengobati tarkikardia secara alami. 4.Bayam Sayuran berdaun hijau seperti bayam kaya akan magnesium. Kekurangan magnesium diketahui sebagai salah satu penyebab tingginya detak jantung dan gangguan jantung lainnya. Maka konsumsi bayam teratur bisa membantu mengatasinya. 5.Almond Kacang satu ini mengandung antioksidan dan vitamin yang mencegah penyakit jantung dengan mengurangi kadar kolesterol "jahat" dalam tubuh. Almond juga mampu mengontrol nafsu makan sehingga mendapat predikat camilan paling sehat. 6.Susu Kekurangan kalsium merupakan salah satu penyebab tarkikardia. Oleh karena itu, kandungan kalsium tinggi pada susu bisa jadi
solusinya. 7.Bawang putih Bawang putih baik bagi kesehatan jantung, terutama dalam hal mencegah penyumbatan pada pembuluh darah. Ini karena bawang putih mampu mengurangi kadar kolesterol "jahat" dalam tubuh. Bawang putih juga kaya antioksidan yang melawan radikal bebas penyebab penuaan. 8.Tomat Menurut sejumlah studi, tomat dapat mengurangi risiko penyakit jantung. Selain itu, tomat juga membantu mengurangi nyeri dada karena heartburn. 9.Alpukat Potasium digunakan tubuh untuk mengatur aliran listrik di seluruh tubuh, termasuk di jantung. Alpukat kaya akan potasium sehingga mampu membantu jantung untuk tetap sehat. 10.Ikan Ikan seperti tuna, salmon, atau sarden mengandung asam lemak omega-3 yang tinggi sehingga baik untuk jantung. Ikan-ikan ini juga diketahui efektif untuk mengurangi detak jantung.(kc/hen) LAYOUT: WIWIN
16
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
KEDUA mempelai bernyanyi di sela-sela resepsi.
R
ICE Luxiana Basko, BSc, MBA dan Rizky Fahrurrozi, SH, MH pada Sabtu (14/9) kemarin seakan tidak pernah lepas dari senyuman. Putri pengusaha H Basrizal Koto dan putra mantan Kepala Kejati Sumbar H Bagindo Fahmi itu tampak sangat berbahagia di hari resepsi pernikahan mereka yang digelar di Nantongga Ballroom Premier Basko Hotel, Padang. Rice dan Rizky yang dibalut pakaian penganten Minang modern terlihat benarbenar serasi. Tamu undangan mengatakan, “Anak daronyo rancak, marapulainyo gagah pulo”. Para tamu undangan pun kagum melihat indah dan mewahnya pelaminan dan dekorasi ruangan resepsi yang
disiapkan secara khusus oleh Elly Kasim. Ketua DPD RI Irman Gusman yang didaulat memberikan sambutan dari perwakilan tamu undangan memberikan ucapan selamat dan pesan kepada kedua mempelai. Sedangkan Wakil Gubernur Sumbar Muslim Kasim diamanahkan memberikan kata sambutan dari pihak keluarga. Sebagaimana diketahui Muslim Kasim berbesan dengan Basrizal Koto. Putra Muslim Kasim, Letkol Kamil Bahrem Pasha menikah dengan putri sulung Basrizal Koto, Lidya Afrinawati. Banyak kalangan pejabat, profesional, pengusaha, politisi dan lainnya hadir di
resepsi pernikahan Rice-Rizky. Pejabat lainnya yang hadir adalah anggota DPR RI Taslim, anggota DPR RI Dasrul Jabar, Ketua Komisi Kejaksaan Republik Indonesia (Komjak RI) Halius Hosen, Kajati Sumbar Ahmad Djauneri, Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) DKI Jakarta M Adi Toegarisman., Danlantamal II Padang Brigjend MAR Soedarmin, Danrem 033/Wira Pratama Brigjend Inf B. Zuirman, Komandan Lanud Padang Letkol Pnb HKD Handaka MM SSos, Danyon 133/Yudha Sakti Mayor Inf Zusnan Hadi Hudaya, mantan Danpuspom Mayjen (Purn) TNI AD Syamsu Djalal SH MH dan Ketua LKAAM Dt Sayuti. Sejumlah pengusaha dan
kalangan profesional juga hadir, yakni Presiden Direktur Arwin Rasyid, Ketua Umum Hipmi Raja Sapta Oktahari, pengusaha Minang di Surabaya Firdaus HK dan banyak lainnya. Ketua Hipmi Raja Sapta Oktahari dating ke Padang dengan pesawat khusus. Dapat disimpulkan resepsi pernikahan Rice-Rizky sukses. Ratusan tamu yang hadir dapat terlayani dengan baik. Panitia yang bekerja sama dengan manajemen Premier Basko Hotel dapat menyelesaikan persiapan dengan sebaik mungkin. Hari Minggu (15/9) ini, pukul 10.00 WIB, akan dilangsungkan acara tradisional, yang diberi nama “Manjalang”.(h/erz)
FOTO bersama dengan kolega luar negeri dari Aviatrans dan Monach Air.
FOTO bersama dengan keluarga Rice Basko.
FOTO bersama dengan Presdir CIMB Niaga Arwin Rasyid.
FOTO bersama dengan anggota DPR RI Halius Husein.
FOTO bersama dengan Wakil Gubernur Sumbar Muslim Kasim beserta istri.
FOTO bersama dengan Bupati Padang Pariaman Ali Mukhi.
FOTO bersama dengan Walikota Padang Fauzi Bahar dan Danlantamal II Padang.
FOTO bersama dengan Danlanud Padang.
FOTO bersama dengan Ketua DPD RI Irman Gusman.
q REDAKTUR: ERINA DJHOHAR
q LAYOUT: JUMAILIS
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
17
LAWAN CHIEVO
Lazio Usung Misi Balas Dendam ROMA-Kesempatan Lazio untuk memperbaiki performa sekaligus mengejar defisit angka dari para pesaingnya, terbuka lebar pekan ini. Lazio akan menjamu Chievo Verona dalam laga pekan ketiga Serie A di Stadion Olimpico, Minggu 15 September 2013 malam WIB. Lazio saat ini berada di urutan ke-12 klasemen sementara dengan raihan tiga poin, hasil satu kali kalah dan sekali menang. Sedangkan Chievo ada di posisi 15 dengan nilai satu. Kesempatan baik ini tentu tak boleh disiasiakan
Miroslav Klose dan kawan-kawan. Bertanding di depan publiknya sendiri, Lazio tentu memiliki modal penting untuk memenangkan laga tersebut. Namun, I Biancocelesti, julukan
Lazio dipermalukan tamunya dengan lain Lazio, yang sudah dua kali skor 0-1. Dua pertandingan lainnya menelan kekalahan telak dari berakhir imbang. Juventus, tentu harus segera Hasil serupa juga didapat Chievo membenahi mental dan penampilan jika bermain di kandang. Dari dua pemainnya. Menjamu Chievo yang kali pertemuan, mereka selalu pernah mempermalukan mereka di gagal memetik kemenangan. pertemuan terakhir di Olimpico, Chievo yang dikalahkan pelatih Vladimir Petkovic harus Napoli di laga terakhirnya, lebih serius menyiapkan timnya. belum juga bisa Peranan Antonio Candreva dan menghadirkan kemenangan Senan Lulic yang bermain kurang di awal musim ini. mengesankan di laga melawan Karenanya mereka datang Juventus harus segera diperbaiki. ke kandang Lazio sebagai Klose yang kemungkinan menjadi tim yang bukan andalan Petkovic di lini depan diunggulkan. Penampilan sepertinya akan diduetkan dengan Ivan Radovanovic dan kawanSergio Floccari. kawan sebenarnya tidaklah Laga di Olimpico ini, bisa jadi terlalu buruk. Namun, akan menuntaskan kepenasaran pembenahan tetap harus Lazio yang sejauh ini selalu menemui dilakukan pelatih Giuseppe kesulitan jika menghadapi Chievo di Sannino jika tak ingin kandang sendiri. Dari tiga kembali menelan kali pertemuan mereka, Lazio belum pernah Minggu, 15 September mengalahkan Chievo. 2013 Pukul 20.00 WIB Bahkan, pada laga terakhir Januari lalu,
PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN LAZIO Marchetti, Cavanda, Novaretti, Cana, Radu Gonzalez,Biglia, Candreva,LulicLedesma, Klose Pelatih : V. Petkovic CHIEVO Puggioni-Sardo – Papp – Cesar – Drame Sestu – Radovanovic – Rigoni – Hetemaj Paloschi – Thereau
VLADIMIR PETKOVIC
Pelatih : G. Sannino
kekalahan. Serangan balik yang cukup efektif lewat striker Alberto Paloschi akan menjadi senjata andalan Chievo. Meksi selalu gagal mengalahkan Chievo pada tiga jamuan terakhir di Olimpico, kali ini Lazio diperkirakan akan memenangkan pertandingan. Namun seperti sudah diingatkan Petkovic, Lazio harus tampil lebih tajam dan bersikap dingin baik di lini pertahanan maupun lini depan. Mereka juga harus bermain lebih rapat dan kompak. (lp6/rin)
Pertemuan Terakhir Serie Serie Serie Serie Serie
A A A A A
Italia Italia Italia Italia Italia
?(SA)? ?(SA)? ?(SA)? ?(SA)? ?(SA)?
27 Jan 2013 Lazio 0 - Chievo 1 16 Sep 2012 Chievo 1 - Lazio 3 29 Jan 2012 Chievo 0 - Lazio 3 22 Des 2011 Lazio 0 - Chievo 0 6 Feb 2011 Lazio 1 - Chievo 1
Lima Pertandingan Terakhir LAZIO 1 Sep 2013 Juventus 4 - Lazio 1 SA 26 Agu 2013 Lazio 2 - Udinese 1 SA 19 Agu 2013 Juventus 4 - Lazio 0 ITSC 10 Agu 2013 Crystal Palace 0 - Lazio 1 UJI 5 Agu 2013 Panathinaikos 0 - Lazio 0 UJI CHIEVO 31 Agu 2013 Chievo 2 - Napoli 4 SA 26 Agu 2013 Parma 0 - Chievo 0 SA 18 Agu 2013 Chievo 2 - Empoli 0 CI 19 Mei 2013 Atalanta 2 - Chievo 2 SA 12 Mei 2013 Chievo 1 - Torino 1 SA
G SANNINO
2 Manchester United VS Crystal Palace 0
MU Tekuk 10 Pemain Palace MANCHESTER - Manchester United meraih kemenangan kedua mereka musim ini setelah menaklukkan Crystal Palace dua gol tanpa balas. Gol-gol dibuat Robin van Persie dan Wayne Rooney. Pada laga pekan keempat Liga Inggris yang dihelat di Old Trafford, Sabtu (14/9) malam WIB, dua gol MU dihasilkan lewat set piece. Satu gol Van Persie lewat titik putih di babak pertama yang dilanjutkan free kick Rooney di 10 menit akhir pertandingan. Palace harus tuntaskan laga dengan 10 orang setelah Kagisho Digkacoi dikartu merah. The Eagles harus turun ke posisi 17 dengan tiga poin dari empat laganya. Sementara The Red Devils naik ke posisi kedua dengan tujuh poin dengan jumlah laga sama. Jalannya Pertandingan Di menit ke-4 MU mendapat peluang pertama
q REDAKTUR: PERDANA PUTRA
lewat tembakan keras Michael Carrick tapi bola masih menyasar tepat di pelukan kiper lawan. Setelahnya laga berjalan dengan tempo datar dan MU relatif kesulitan menembus ketatnya pertahanan tim tamu. Peluang terbaik MU ada di menit 37 ketika Robin van Persie mendapat bola di kotak penalti. Sambil dibayangi pemain lawan, ia melepaskan sepakan setengah voli dari kaki kanannya, tapi bola malah menghantam mistar. Begitu juga peluang Palace di menit 41 masih tak kunjung menghasilkan. Gayle yang lolos dari penjagaan Rio Ferdinand, kemudian mencuri bola dan tinggal berhadapan dengan David De Gea, Gayle malah mengarahkan bola ke sisi kiri gawang. MU mendapat hadiah penalti semenit sebelum turun minum usai Digkacoi menjatuhkan Ashley Young yang tengah dalam posisi on
goal. Wasit tak ragu-ragu mengacungkan kartu merah untuk Dikgacoi. Van Persie yang maju sebagai eksekutor dengan mudah mengecoh Julian Speroni dan membawa MU memimpin 1-0 hingga turun minum. Tiga menit selepas jeda MU punya peluang lagi dan kali ini Speroni mampu mengagalkan sepakan Young dari jarak dekat. Peman baru Marouane Fellaini masuk sebagai pemain pengganti di menit 61 dan enam menit setelahnya bikin satu shot on goal tapi bola hasil tembakannya bisa dihadang Speroni. Rooney menggandakan keunggulan MU di menit 80 dan kembali gol hadir dari situasi bola mati. Sepakan bebas Rooney dari jarak 25 yard berhasil membuat bola melewati pagar hidup dan bersarang di pojok kanan bawah gawang Palace. Skor 2-0 bertahan hingga laga usai. (dtc/rin)
ROBIN VAN PERSIE
q LAYOUT: WIWIN
18
B la
Minggu, 2013 2013 MINGGU, 28 15 Juli SEPTEMBER
Moyes Jelaskan Situasi Kagawa MANCHESTER - Sejak Manchester United ditangani David Moyes, Shinji Kagawa sejauh ini tidak banyak dimainkan. Menurut Moyes, hal tersebut berkaitan dengan komitmen internasional si pemain. Pemain Jepang itu baru sekali bermain, itupun cuma masuk sebagai pemain pengganti di akhir laga, dalam seragam MU di musim ini saat mengalahkan Wigan Athletic di laga Community Shield pada Agustus silam. Setelahnya, Kagawa lebih banyak duduk di
bangku cadangan dan bahkan tidak masuk skuad di laga terakhir Premier League melawan Liverpool. Hal itu membuat Kagawa frustrasi. Pemain tengah yang didatangkan dari Borussia Dortmund itu pun tidak habis pikir dengan keputusan Moyes. Sang manajer
menjelaskan situasi Kagawa. Moyes mengatakan bahwa hal itu dipicu oleh keterlambatan Kagawa di tur pramusim MU menyusul Piala Konferedasi dan dua laga internasional lainnya. "Ada sejumlah pemain yang belum tampil sama sekali," jawab Moyes yang dikutip Sky Sports. "Tapi jika Anda melihatnya, kebanyakan dari mereka terlambat kembali dari kewajiban internasional setelah Piala Konfederasi, lalu mereka harus membela
negaranya lagi di laga persahabatan dan melakoni perjalanan panjang, lalu mereka harus pergi lagi untuk kembali tampil di laga internasional." "Jika Anda melihat alasan-alasannya kenapa para pemain belum tampil, itu lebih berkaitan dengan mereka yang memang tidak memungkinkan untuk tampil." Kagawa sudah ikut berlatih bersama MU usai membela Jepang di laga internasional melawan Ghana pada awal pekan ini. (dtc/rin)
Mourinho Siap Bantu Timnas Inggris LONDON- Pelatih Chelsea, Jose Mourinho mengaku peduli kepada tim nasional Inggris dan akan gembira jika mendapat kesempatan bertukar pikiran soal pengembangan tim dengan Ketua FA Greg Dyeke. "Saya
peduli (kepada timnas Inggris). Saya peduli. Saya ingin pemain saya dipilih dan memberikan segalanya untuk timnas. Saya tak akan mengatakan kepada pemain saya yang mengalami cedera ringan untuk tidak memenuhi panggilan (timnas), untuk tetap di sini dan melupakan timnas," ujar Mourinho. Mourinho mengaku dirinya ingin membantu akademinya. "Saya ingin
mendukung mereka. Saya ingin memberikan kontribusi kecil untuk mengembangkan segalanya di sana untuk meningkatkan kualitas pemain Inggris sampai puncak. Saya peduli. Saya sangat peduli," ujarnya. Dia menginginkan Inggris kalah hanya saat Inggris berhadapan dengan Portugal. Untuk pertandingan selain itu, dia ingin Inggris sukses. (kpc/rin)
ERIC CANTONA
Tidak Tertarik Menonton Liga Prancis PARIS - Legenda sepakbola Manchester United, Eric Cantona, melontarkan penilaiannya terhadap Liga Prancis (Ligue 1). Menurut The King Cantona, kompetisi sepakbola tertinggi di negara asalnya itu sama sekali tidak menarik untuk ditonton. Sikap ini disampaikan Cantona dalam sebuah wawancara dengan RMC Sport belum lama ini. "Jika suatu hari ada tim yang
bermain seperti Barcelona, mungkin saya akan menontonnya (Ligue1). Namun saat ini belum ada tim yang seperti itu," kata Cantona. "Ini bukan kritik, tapi ada banyak yang lebih menarik dibanding dengan Liga Prancis," sambung pria berusia 47 tahun tersebut. Cantona memang dikenal sebagai salah seorang legenda MU. Namun sebelum bergabung dengan MU, The King Cantona, cukup lama tampil di Liga Prancis bersama Marseille, Bordeaux dan Montpeiller. Cantona mengatakan, dia selalu bergairah dalam menyaksikan sebuah laga. (vnc/rin)
BERIKUT NAMA KIPER HEBAT TERSEBUT:
Kiper-kiper Tangguh Sepanjang Masa JIKA seorang penyerang bertugas membobol gawang lawan, sebaliknya tugas seorang penjaga gawang adalah mencegah gawangnya kebobolan. Kiper atau penjaga gawang adalah pemain terakhir di garis pertahanan klub. Jadi jika seorang kiper tak tampil dengan baik,
maka bisa saja klubnya banyak kebobolan. Dari sekian banyak kiper di dunia ini, hanya beberapa kiper saja yang pernah mencatatkan rekor tak kemasukan dalam jangka waktu lebih dari 1.000 menit. Nah, apakah mereka salah satu kiper favorit Anda? (inc/rin)
3. DANY VERLINDEN (CLUB BRUGGE) Bermain bagi klub Brugge di era 1990-an, nama Dany Verlinden memang tak banyak yang mengenal. Namun, rekor yang ditorehkannya dengan menjaga gawangnya tak kemasukan selama 1.390 menit membuat namanya masuk ke dalam jajaran kiper pemegang rekor cleansheet terlama sepanjang masa. Gawangnya tetap perawan dalam rentang enam bulan dari 3 Maret hingga 26 September di tahun 1990.
7. ABEL RESINO GOMEZ (ATLETICO MADRID) Kiper kebangsaan Spanyol ini mengukir rekor sebagai salah satu kiper dengancleansheetterlama di La Liga Spanyol antara November 1990 hingga Maret 1991. Selama 1.275 menit atau 14 pertandingan gawangnya aman dari kemasukan. Saat itu, kiper yang akrab disapa Abel ini memperkuat Atletico Madrid.
REDAKTUR: ERINA DJOHAR
1. MAZAROPI (VASCO DA GAMA) Kiper pertama yang masuk ke dalam daftar kiper dengan rekor cleansheet (tak kebobolan) paling lama dipegang oleh kiper Vasco da Gama ini. Mazaropi sukses menjaga gawangnya dari kemasukan selama 1.816 menit, atau gawangnya bersih dari bola masuk selama 20 pertandingan. Pencapaian ini diukirnya dalam rentang 18 Mei 1977 hingga 7 September 1978. Meski rekornya itu ditorehkan di liga regional bukanlah liga nasional, namun International Federation of Football and History (IFFHS) tetap menasbihkannya sebagai kiper pemegang rekor cleansheet terlama di dunia hingga saat ini.
2.THABET EL-BATAL (AL AHLY) Thabet El-Batal menghabiskan sepanjang karir sepakbola profesionalnya bersama satu klub saja, yakni Al-Ahly, Mesir, sejak 1973-1991, klub yang sama tempat ia menimba akademi sepakbola. Penjaga gawang yang kini berusia 51 tahun itu menjadi penjaga gawang Timnas Mesir dalam periode yang hampir sama dengan karir profesionalnya, yakni 1974-1990. Rekor clean sheet yang menempatkannya di peringkat kedua sepanjang masa tercipta pada musim 1977-1998. Terhitung sejak Maret 1975 hingga 12 Desember 1976, pemain kelahiran Kairo itu berhasil menjaga gawangnya dari kebobolan selama 1.442 menit. Hebatnya lagi, El-Batal kembali mengukir periode cleansheet yang memasukkannya ke jajaran cleansheet terlama kelima dua tahun kemudian. Pada periode Maret 1978-Februari 1979, El-Batal tak kebobolan selama 1.325 menit.
4. JOSE MARIA BULJUBASICH (UNIVERSIDAD CATOLICA) Sempat didiagnosa menderita tumor otak, tak sertamerta membuat Jose Maria Buljubasich menyerah dengan keadaannya. Sebaliknya, ia malah berhasil mengukir rekor luar biasa di dunia sepakbola. Kiper Universidad Catolica tersebut berhasil menjaga gawangnya tanpa kebobolan selama 1.352 menit. Rekor tersebut ia buat dalam rentang Juni-Oktober tahun 2005.
5. EDWIN VAN DER SAR (MANCHESTER UNITED) Penjaga gawang Timnas Belanda yang kini telah pensiun itu mencatatkan rekor tidak kebobolan terlama keenam saat membela Manchester United. Sejak November 2008 hingga Maret 2009, pria yang kini berusia 42 tahun itu berhasil menjaga gawangnya tetap perawan selama 1.311 menit.
8.GAETAN HUARD (BORDEAUX) Gaetan Huard menjadi kiper Liga Prancis terlama tanpa kemasukan. Pencapaian terbaiknya adalah tak kemasukan selama 1.266 menit antara Desember 1992 hingga April 1993. Rekor tersebut ia buat saat masih berseragam Bordeaux.
9. ARMELINO DONIZETE QUAGLIANO "ZETTI" (PALMEIRAS Kiper berjuluk Zetti ini menjadi kiper Amerika Latin ketiga yang masuk dalam rekor kipercleensheetlebih dari 1.000 menit. Gawangnya perawan selama 1.242 menit dalam rentang April-Mei 1987. Kala itu dirinya masih membela klub asal Brasil, Palmeiras.
6.ESSAM EL-HADARI (AL AHLY) Essam El-Hadari bisa dibilang sebagai titisan kiper legendaris Al Ahly Thabet ElBatal yang mengukir rekor cleansheet 1.442 menit. El-Hadari yang memperkuat Tim Nasional Mesir di Piala Afrika 2008 berhasil menjaga gawangnya dari kebobolan selama enam bulan atau 1.288 menit.
10. MARIOS PRAXITELOUS OMONIA (APOEL NICOSIA) Dan nama terakhir kiper dengan rekor tak kebobolan terlama sepanjang masa dipegang kiper klub Apoel Nicosia, Marios Praxitelous Omonia. Omnia dengan brilian menjaga gawang klubnya tanpa kemasukan satu gol pun selama 1.221 menit. Ia melakukannya dari 25 Oktober 1981 hingga 13 Febuari 1982.
LAYOUT : MUHARMI
Ring
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
19
MEGA DUEL "THE ONE"
Faktor Usia akan Pengaruhi Laga CALIFORNIA-Mantan penantang gelar dunia tinju kelas berat WBC, Chris Arreola, akan membuktikan dirinya bakal keluar sebagai pemenang ketika berhadapan dengan mantan pemain rugby Amerika Serikat, Seth Mitchell, di California, Amerika Serikat, Minggu (8/9) WIB. Sementara Mitchell tak merasa gentar sama sekali. LAS VEGAS-Presiden Dewan Tinju Dunia (WBC), Don Jose Sulaiman berpendapat, perbedaan usia antara Floyd "The Money" Mayweather Jr. dengan lawannya, Saul "Canelo" Alvarez, akan menjadi salah satu faktor penentu pertarungan. Dengan usia 36 tahun, Mayweather Jr. lebih tua 13 tahun dari juara kelas menengah junior WBC/WBA tersebut. Laga bertajuk "The One", yang mempertemukan dua petinju tak terkalahkan itu akan berlangsung di MGM Grand Garden Arena, Las Vegas, Amerika Serikat, Minggu (15/9) WIB. Kedua petinju akan bertarung memperebutkan sabuk yang kini dikuasai Canelo. Sulaiman mengingatkan bahwa suatu kesalahan besar apabila memandang
Mayweather Jr. hanya melalui usianya. Justru di usianya sekarang, Mayweather Jr. mampu merawat tubuhnya dengan sangat baik, selalu berada dalam kondisi optimal. "Floyd berada pada saat terbaik dalam karirnya. Terdapat kombinasi kekuatan, kecerdasan dan kualitas tinju," ungkap Sulaiman, dikutip Boxing Scene. Sementara itu, berbicara mengenai keuntungan berat badan, tentu Canelo lebih diuntungkan. Setelah Canelo berhasil mencapai batas berat badan yang disepakati 152pon (68,9kg), 10 atau 15pon lebih berat dari Mayweather Jr. Sulaiman juga meyakini jika Canelo akan sangat diuntungkan dari dua atau tiga pertarungan
sebelumnya. Canelo, kata Sulaiman, akan menghadapi duel tersulit dalam karirnya. Apabila dia menang, itu akan menjadi prestasi yang luar biasa dan luar biasa untuk Meksiko. Canelo sendiri dalam suatu kesempatan menyatakan, dia akan mengubah sejarah dengan menjadi orang pertama yang mampu mengalahkan Mayweather Jr. "Saya pikir cara Mayweather berbicara, dia meremehkan saya, tapi dalam hatinya, saya pikir dia sangat khawatir," ungkap Canelo. Baik Canelo maupun Mayweather Jr., sama-sama belum tersentuh kekalahan. Canelo memiliki rekor profesional 42 kemenangan (30KO) dan satu kali imbang. Sementara Mayweather Jr. selalu menang dalam 44 kali penampilannya. Sedangkan Mayweather Jr menilai Canelo hanya lawan biasa baginya. Pretty Boy, julukannya, tidak yakin Canelo dapat menumbangkannya. “Saya sudah pernah bermain di sini sebelumnya. Saya tidak perlu khawatir mengenai siapa yang akan
saya hadapi nanti. Saya lahir di sini, lahir untuk berada di level ini. Saya mendedikasikan keahlian saya. Canelo memang memiliki rekor 42-0. Tapi jika bertarung melawan Floyd Mayweathers, dia akan memiliki rekor 0 dan 42,” kata Mayweather Jr. “Saya tidak merasa dia bisa membawa taktik baru ke atas ring yang pernah saya lihat sebelumnya, dan jika dia melakukan sesuatu hal yang baru, saya merupakan petinju terbaik yang dapat menyesuaikanya,” pungkas
petinju asal Amerika itu. Sementara Richard Schefer, CEO Golden Boy Promotions, memperingatkan Floyd "The Money" Mayweather Jr. agar waspada ketika berhadapan dengan Canelo. "Ketika Anda bertanya ke Mosley apa yang paling mengejutkannya tentang Alvarez, itu adalah kecepatannya. Dia bisa merobohkan petinju, mengeluarkan kecepatan tercepat dan mengeluarkan pukulan tercepat, serta beradaptasi dengan gaya apapun," ungkapnya.
Sabuk Khusus Mega duel bertajuk "The One" yang mempertemukan dua jawara tak terkalahkan, Floyd Mayweather Jr. dengan Saul "Canelo" Alvarez, akan terasa sangat istimewa. Pasalnya, badan tinju WBA membuatkan sabuk juara khusus untuk pemenang. Canelo, yang merupakan juara kelas menengah junior atau welter super versi WBC/WBA, akan mempertaruhkan sabuk juaranya dalam pertarungan melawan Mayweather Jr., yang merupakan penguasa
gelar kelas welter WBC. Menurut laporan yang dilansir Fight News, sabuk juara istimewa tersebut saat ini sudah dalam proses akhir pengerjaan. "WBA tengah merancang sabuk kejuaraan dunia istimewa untuk pemenang AlvarezMayweather Jr.," ujar sumber dari Fight News. "Saya tahu bahwa itu hampir siap dan kami ingin memberikannya kepada pemenang. Hal itu sangat mahal, tetapi akan siap ketika rincian akhirnya selesai," jelas sumber itu. (snc/okz/rin)
Tyson Ingin Bayar Lunas Pengorbanannya LONDON-Petinju kelas berat tak terkalahkan Inggris, Tyson Fury, mengekspos kerja keras dan pengorbanan yang telah dilakukannya dalam rangka menyambut duel dengan David Haye, yang menjadi salah satu laga terbesar di Inggris tahun ini. Petinju berusia 25 tahun kelahiran Manchester itu telah mencurahkan konsentrasinya di kamp pelatihan di Belgia dalam 10 minggu terakhir, sebelum bertemu dengan mantan juara WBA, Haye. Kendati mengaku sulit untuk berpisah dengan keluarga, namun Fury yakin bahwa
q REDAKTUR : ERINA DJOHAR
persiapan yang dilakukannya itu memang sangat diperlukan untuk meraih kemenangan di MEN Arena, Manchester, 29 September nanti. "Jika satu orang yang disiapkan lima persen lebih baik daripada orang lain, hal itu dapat membuat perbedaan dalam pertarungan tinju yang ketat," ucap Fury di Sky Sports. "Berada di sini sangat tenang, sangat tenang. Hanya melakukan apa yang bisa dilakukan, hanya makan, kereta api dan tidur." "Ketika Anda kembali setelah pergi selama sepuluh minggu, (anak-anak saya) telah belajar banyak hal bahwa Anda tidak ada di sisinya, tapi itu bagian dari pekerjaan saya." Fury menambahkan, semua pengorbanan yang dilakukannya itu harus terbayar dalam malam pertarungan melawan Haye. "Dia (Haye) tidak ada yang istimewa, dia tidak punya 16 lengan atau tiga kepala atau apa pun. Dia hanya seorang pria normal dengan sepasang sarung tinju, membungkus darah dan tulang. Saya tidak takut dengannya satu persen pun," ujarnya yakin.
PENGAKUAN PRETTY BOY:
"Selalu Bayar Lawan-Lawan Pilihan" LAS VEGAS-Mau tahu mengapa sampai saat ini rekor tak terkalahkan Floyd Mayweather Jr. masih bisa lestari? Sebuah pengakuan keluar dari mulutnya sendiri bahwa sebenarnya selama ini, Mayweather selalu memilih lawan (ringan) sendiri. Culaskah cara itu? Sedianya sah-sah saja, terlebih lawan yang dipilih Mayweather dibayarnya sendiri, di luar pendapatan pertarungan sesuai kesepakatan. Itulah
sebabnya sampai saat ini, Mayweather tak pernah mengalami kekalahan, apalagi sampai babak belur di tengah ring. “Kadang orang-orang berkata, ‘Maklum saja, lawan Floyd Mayweather sudah dipilih sendiri’. Itu hal yang bagus buat saya. Saya meminta tim saya…ketika saya duduk santai dan memikirkan karier saya, saya bilang, ‘tahukah Anda, Saya punya (catatan) karier yang keren’. Saya tak pernah babak belur,” ung-
kapnya. “Jika mereka bilang bahwa lawan-lawan saya merupakan pilihan, tapi mereka saya pilih untuk bisa mendapatkan 40, 50, sampai 50 juta dolar AS dan tahukah Anda, Saya tetap memilih mereka sampai sekarang,” imbuh Mayweather, sebagaimana dikutip TheTelegraph, barubaru ini. Pengakuan tersebut pun mengundang cibiran sejumlah pihak, terutama dari kubu Manny Pacquiao yang sejati-
nya sudah lama ingin menantang Mayweather. Tapi setidaknya kubu Pacquiao sudah bisa tahu alasan mengapa Mayweather tak pernah ingin melawan petinju asal Filipina tersebut. “Floyd membuat pernyataan yang berbicara tentang alasan dirinya sendiri. Sekarang kita tahu mengapa dia tak ingin memberikan fans sebuah pertarungan yang paling diinginkan (vs Pacquiao)," ketus pelatih Pacquiao, Freddie Roach. (okz/rin)
q LAYOUT: DONNY JAS
20
Arena
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
Hari/Trikus Lolos ke Final Kejuaraan Dunia JAKARTA-Ganda putra Indonesia, Harijanto Arbi/Tri Kusharjanto, lolos ke final Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis Senior BWF yang berlangsung di Ankara, Turki, Jumat (13/9).
CHINA MASTERS
Kido/Pia Gagal ke Final CHANGZHOU-Markis Kido/Pia Zebadiah gagal menuju partai final China Masters. Pasangan kakak beradik itu kalah di tangan ganda Cina peringkat kedua dunia Zhang Nan/Zhao Yunlei 16-21, 14-21. Dalam pertandingan babak semifinal di Olympic Sports Center Xincheng Gymnasium, Changzhou, Sabtu (14/9), Kido/Pia bisa mempimpin perolehan angka lebih dulu di game pertama dengan unggul 10-7. Namun setelah interval, penampilan Kido/Pia justru menurun. Kido/Pia tak bisa mempertahankan keunggulan 1614 yang sudah didapat. Zhang/Zhao bisa menyamakan kedudukan 16-16 dan
Hari/Trikus maju ke final dengan menyingkirkan ganda putra asal Jerman, Jan-Lennard Hay/Ingo Waltermann, dalam dua game 21-10, 21-15. Hari/
Trikus menang cepat hanya dalam waktu 16 menit. Pada babak final untuk kelompok usia 35 tahun ini, Hari dan Trikus yang sama-sama mantan
pemain nasional ini akan menghadapi unggulan dua asal Inggris, Lee Clapham/ Nick Ponting. Ponting/ Clapham menyingkirkan Dharma Gunawi (Indonesia)/Juergen Koch (Austria) 22-20, 12-21, 21-18. Di kelompok usia 50, mantan pemain nasional lainnya, Bobby Ertanto dan pasangannya Simbarsono, juga lolos ke final dengan
menyingkirkan Jan Bertram Petersen/Jesper Kritter Tolman 21-19, 21-18. Di final, Bobby yang pernah berpasangan dengan Christian Hadinata dan Liem Swie King akan menghadapi unggulan pertama, Morten Christensen/Martin Qvist Olesen. Di kelompok usia 45, Hendry Saputra/Effendy
Widjaja juga ke final menghadapi ganda Swedia, Patrik Bjorkler/Jens Olsson. Sementara di kelompok usia 40, Eddy Hartono yang berpasangan dengan pemain Filipina, Rudy Wijaya, akan menghadapi unggulan pertama Stefan Edvardsson/ Joacim Fellenius dari Swedia. Stefan Edvardsson/ Joacim Fellenius dari Swedia. (kom/rin)
terus menambah angka hingga unggul 21-16. Penampilan Kido/Pia semakin menurun di game kedua. Setelah tertinggal 04, mereka semakin sulit mengejar angka hingga pertandingan berakhir 14-21. Kid/Pia merupakan satu dari dua wakil Indonesia yang melaju ke semifinal China Masters. Pasangan lain yang merasakan babak empat besar adalah wakil pelatnas, Riky Widianto/ Richi Dili Puspita. Riky/Richi dijadwalkan bersua ganda Korea Selatan Yoo Yeon Seong/Eom Hye Won sore nanti waktu setempat. Laga itu menjadi pertemuan pertama kedua pasangan tersebut. (dtc/rin)
INDONESIA OPEN GRAND PRIX GOLD
432 Pebulutangkis dari 16 Negara Ikut Berlaga YOGYAKARTA-Sebanyak 432 pebulutangkis dari 16 negara bakal berpartisipasi dalam kejuaraan bulutangkis internasional 'Yonex-Sunrise Indonesia Grand Prix Gold (GP Gold) 2013 yang digelar di GOR Amongrogo Yogyakarta, 24-29 September 2013. Tuan rumah Indonesia yang paling banyak
mengirimkan atlet di ajang memperebutkan total hadiah 120.000 dolar AS tersebut. Sekretaris Panitia, Sukiman, mengatakan, kejuaraan Indonesia GP Gold 2013 ini merupakan yang keempat kalinya digelar di Indonesia, masing-masing di Palembang, Samarinda, Jakarta dan terakhir Yogya-
karta. "Di Yogyakarta diikuti 432 pebulutangkis dari 16 negara," katanya dalam keterangan pers di Kantor KONI DIY, Jumat (13/9). Menurut dia, tuan rumah Indonesia menjadi negara yang paling banyak mengirimkan atlet, kemudian disusul Cina dan Malaysia. Sedangkan Korea Selatan di
ajang ini sama sekali tidak mengirimkan atletnya karena ada even tingkat nasional di negaranya. "Pada waktu bersamaan, ternyata di Korea Selatan sedang ada pesta olahraga tingkat nasional (seperti PON kalau di Indonesia). Sehingga tidak mengirimkan atlet di kejuaraan ini," kata Sukiman.
Sekretaris Umum PBSI DIY ini menambahkan, negara-negara lain yang dipastikan ikut ambil bagian selain Cina dan Malaysia antara lain Singapura, Thailand, Hongkong, Philipina, Meksiko, Suriah, Brazil, India, Inggris, Amerika Serikat dan lainnya. "Atlet Cina yang ikut kejuaraan ini sebanyak
32 atlet. Itu yang terbanyak setelah Indonesia," imbuhnya. Sukiman menambahkan, untuk harga tiket pada babak penyisihan (24-26/9) sebesar Rp25.000. Masuk pada babak perempatan final (27/9), tarif tiket naik menjadi Rp60.000. Sedangkan saat semifinal dan final (28-
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA
Dibutuhkan : wanita, kerja di bagian lulur creambat pijat facial, dapat diajari, penghasilan tinggi. Hub : T4 refleksi center Jln.Jati No.1 di ruko SPBU dekat jembatan lekton. HP. 082365735588 Bpk David Li
STAR Bimbel membutuhkan guru untuk mengajar murid SD Kelas 1-6. Syarat : l Wanita l Pendidikan minimal D3 l Menguasai Bahasa Inggris & Matematika l Jujur l Disiplin l Bertanggung Jawab l Domisili di Labuh baru dan sekitarnya. Kirimkan Lamaran Anda ke :
Dicari : PRT Gaji Rp.1,2 jt s/d 1,5 jt Baby Sitter-P.Jompo Gaji Rp.1,9 jt s/d 2,5 jt Supir, Security, Toko, Hotel, Kantor, Perusahaan, Restoran, dll. Kerja pulang pergi (Standar gaji UMK/Upah Minimum Kota) Anda Butuh Seragam Batik Untuk ??? PAUD-TK-SD-SMP-SMA-Akademi-Universitas-Sekola Tinggi-M.Taklim-Umroh-HajiKantor-Perusahaan-Bank, dll. Hubungi : I.A.BUDI MULIA Jl. Bambu Kuning II Gg.Budi Mulia No.30 Pekanbaru HP.085376040190/085278028921
DICARI Lembaga Bimbingan Belajar Al-Hazendia Dibutuhkan segera tenaga pengajar bidang : - MTK (SMP/SMA) : 2 org - Biologi (SMP/SMA) : 2 org - Fisika (SMA) : 2 org - Kimia (SMA) : 1 org - B. Inggris (SD/SMA) : 2 org - IPS (SD) : 1 org - IPA (SD) : 1 org - Geografi (SMA) : 1 org - Ekonomi (SMP/SMA) : 1 org - Front Office : 1 org Persyaratan : l Muslim l Lulusan (S-1/D3) atau sedang Tugas Akhir l IPK > 3,0 l Memiliki prestasi akademik/non akademik l Memiliki jiwa pendidikan, visioner dan jiwa social. l Memiliki kendaraan bermotor l Mampu bekerja dalam team l Lulus seleksi (Adm + Micro Teaching + Interview) Berkas yang disiapkan : l Surat lamaran l Curriculum Vitae (biodata diri) l Ijazah/Transkip nilai terakhir l Pas foto warna (3x4, 2 lembar) l Riwayat pekerjaan + organisasi Pendaftaran : Datang langsung ke kantor LBB ALHAZENDIA di Jl. Tiung Ujung No. 37 Labuh Baru Timur. Hp. 0853 5582 6017/0857 6322 7195
Jl. Musyawarah No. 9A Labuhbaru Barat, Pekanbaru. Hub. HP. 0812 7080 6138
PENJAHIT SARMILA Membutuhkan tukang jahit pria dan wanita. Alamat Jl. Belimbing No. 24 Pekanbaru HP. 085364170222, 081365789657
LOWONGAN KERJA Dibutuhkan Marketing/Salesman yg berpengalaman di bidang marketing dan belum menikah, umur maks 30 th, berpenampilan rapi dan menarik. Lamaran dikirim ke : CV. DAMIRI MITRA SARANA Jl. Kubang Raya + 300 mtr dari simp. Panam Telp. 0761-7779824
DIBUTUHKAN SEGERA
LOWONGAN KERJA CV. ARIF JAYA Jl. Kinibalu No. 25 (dpn SMK 1) Pekanbaru
Menerima karyawan Pria / Wanita umur max. 27 tahun. Berpengalaman dalam bidang foto copy bisa ditempatkan di Toko. Syarat : - Tamatan SLTA, - Jujur, Rapi. Berminat hub: 081371709020
DIBUTUHKAN SEGERA Dicari ADM Kualifikasi : l Pria/wanita Max 27tahun. l D3 atau S1 komputer l Bekerjakerasdanjujur l Berpenampilanmenarik l Berpengalaman min 1 tahun
Program bahasa Inggris terbaik di Riau berfokus pada Speaking Skill, Gramatika dan Persiapan kerja yang telah terbukti membantu siswa menguasai bahasa Inggris hingga lancar dan sukses, siswa mendapat sertifikat.
Lamaran diantar langsung ke:
PT. AMI RAYA Jln. Sembilang Indah No. 3/ Paus. Pekanbaru.
No. Telp. 0823 8956 8892
English for Young Learners (Siswa SD)
AUBAMA SUPPORT SERVICE Membutuhkan personil untuk menjadi security dgn kriteria dan persyaratan : 1. Foto copy KTP 2. Pas foto 3 x 4 (2 lbr) 3. Foto copy Ijazah terakhir 4. Foto copy Surat Keterangan Anggota Security (bagi yang memiliki) Dengan kriteria : 1. Minimal tamatan SMA/sederajt 2. Memiliki tinggi badan minimal 165 cm 3. Usia minimal 21 s/d 35 th Lamaran ditujukan kepada Aubama Support Service dan dititipkan kpd Security TIKI Jl. Teuku Umar, Pekanbaru. HP. 0853 5522 0956 (MIKO)
29/9) harga tiket menjadi Rp100.000. "Total hadiah yang diperebutkan sebanyak 120.000 dolar AS atau lebih dari Rp1 miliar," ujarnya. Pebulutangkis asal Yogyakarta yang dipastikan ikut antara lain Stefan Endrahapsara, M. Rian Adrianto, Rizkia Ayu Nugraheni. Sejumlah pebulutangkis asal Yogyakarta yang masuk Pelatnas seperti Rosita Eka Putri dan Mareta Giovanni juga dipastikan ambil bagian.(okz/rin)
l l l l
English for Young Adults (Siswa SMP & SMA)
SPEAKING WRITING LISTENING READING
Sudah Terbukti ITTR English for Professionals yang Terbaik, (Mhs-Karyawan-Umum) Beyond all doubt Kenapa Pilih yang Lain. Alamat : Jl. Teratai No. 33 Telp. (0761) 36292 Pekanbaru
HP. 0812 768 1229
Persada Bunda MENERIMA MAHASISWA BARU
Restoran Jepang terkemuka di Pekanbaru membutuhkan karyawan utk posisi : 1. Waiter/tress • (L/P) min. SMU/SMK pariwisata • Penampilan menarik • Tinggi badan min.160 cm • Pengalaman tidak diutamakan 2. Cook / cook helper / bartender • (L) min. SMU • Pengalaman min.1thn Kirim / antarkan segera CV / lamaran ke : Takigawa Resto Jl. Sisingamangaraja No.103-104 Pekanbaru. Info : 0761-21955 Paling lambat 1 (satu) Minggu setelah iklan ini dibuat. q REDAKTUR : ERINA DJOHAR
PROGRAM DIII & STRATA 1 (S1) ASM (AKADEMI SEKRETARIS & MANAJEMEN) STISIP (SEKOLAH TINGGI ILMU SOSIAL ILMU POLITIK) SK. MENDIKBUD RI SK.Mendiknas RI No. 173/D/O/2000 No. 017BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/X/2011 JURUSAN : 1. Administrasi Negara (S1) Terakreditasi : 2. Administrasi Niaga (S1) SK NO : 017/BAH-PT/AK-II/DIPL-III/X/2002 3. Ilmu Komunikasi (S1) JURUSAN : 1. Sekretaris Eksekutif (D1, D2, D3) 2. Manajemen Administrasi Perkantoran STIH (SEKOLAH TINGGI ILMU HUKUM) Modern (D1, D2, D3) SK.Mendikbud RI No. 004/BAN-PT/Ak-XV/S1/IV/2012 ABA (AKADEMI BAHASA ASING) Terakreditasi : SK No. 027/BAN.PT/AK-XII/SI/XI/2009 JURUSAN : 1. Ilmu Hukum (S1) SK.Mendikbud RI 2. Hukum Bisnis (S1) No. 001/BAN-PT/Ak-X/Dpl-III/IV/2010 3. Hukum Udara (S1) Terakreditasi : SK No : 017/BAH-PT/AK-II/ DIPL-III/X/2002 STAI (SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM) JURUSAN : 1. Bahasa Inggris (1 & D3) DK. DIRJEN PENDIDIKAN ISLAM STIE (SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI) No. DJ.1/495/2007 SK.Mendikbud RI JURUSAN : 1. Pemikiran Islam (S1) No. 049/BAN-PT/Ak-XII/S1/III/2010 2. Ekonomi Islam (S1) Terakreditasi : 3. Perbankan Syriah (S1) SK No : 014/BAH-PT/AK-IV/S1/VIII/2002 JURUSAN : 1. Manajemen (S1) KETUA YAYASAN 2. Manajemen Pemasaran (D3) HAZNIL ZAINAL, SE, MM 3. Akuntansi (D3)
STIBA (SEKOLAH TINGGI ILMU BAHASA ASING) SK.Mendikbud RI No. 042/BAN-PT/Ak-XV/S1/XI/2010 JURUSAN : 1. Bahasa dan Sastra Inggris (S1)
SYARAT PENDAFTARAN 1. Berijazah SMU/SMK/MAN atau sederajat 2. Pria/Wanita yang sehat jasmani dan rohani 3. Mengisi Formulir Pendaftaran 4. Foto Copy Ijazah/STTB atau sederajat, dilegalisir (3 lbr) 5. Foto Copy NEM/Nilai, dilegalisir (3 lbr) 6. Pas Foto 3 x 4 = 4 lbr 7. Membayar Uang Pendaftaran Rp. 350.000,8. Mengikuti Ujian Saringan Masuk Kampus : Jl. Diponegoro No. 42 Pekanbaru 28116 Telp. (0761) 23181 Fax. (0761) 40218 Call: 0812 755 3848 /0761-7082525 Home Page : http:/www.persadabunda.co.id SEKRETARIS YAYASAN DIDI. Y. FIKRI, SE
DEWAN PEMBINA Prof. Drs. H. ZAINAL ZEIN
Dengan Iptek dan Imtaq Kita Wujudkan Visi Riau 2020 q LAYOUT: DONI JAS
Arena
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
21
RIKY/RICHI GAGAL KE FINAL
Indonesia Tanpa Gelar CHANGZHOU -Pasangan ganda campuran Indonesia, Riky Widianto/Puspita Richi Dili gagal ke babak final China Master Super Series 2013, Sabtu (14/9). Keduanya takluk oleh pasangan Yeon Seong Yoo/Hye Won Eom di babak semifinal dengan skor 21-23, 17-21. Riky/Richi langsung tertinggal cukup jauh oleh Yeon/ Hye di awal set pertama ini dengan 3-8. Akan tetapi ganda campuran yang kini berada di rangking ke-12 ini, berhasil menipiskan kedudukan atas Yeon/Hye dengan skor 10-12. Hingga akhirnya, Riky/ Richi mampu menyamakan kedudukan menjadi 12-12. Sejauh ini keduanya masih bermain cukup kompak dalam melawan gempuran pasangan Korea Selatan tersebut. Pertandingan semakin sengit hingga laga sempat berimbang 20-20. Sayang, Riky/Richi harus menyerah dari perlawanan Yeon/Hye
pada set pertama ini dengan skor cukup tipis yaitu, 21-23. Memasuki set kedua, Yeon/Hye langsung unggul 14-17 dari pasangan Indonesia. Riky/Richi sempat nyaris mendekati lawannya, akan tetapi usaha mereka gagal karena kalah kembali pada set kedua ini dengan skor 17-21. Kekalahan ini membuat Indonesia pulang tanpa gelar sama sekali pada ajang yang berhadiah sebesar 250 ribu dolar ini. Pasalnya, wakil Indonesia di semifinal habis setelah sebelumnya Markis Kido/Pia Zebadiah takluk oleh pasangan Nan Zhang/Yunlei Zhao lewat skor 16-21 dan 14-21. (okz/rin)
Dua Petarung Indonesia Berjaya di Istora JAKARTA-Vincent Majid jadi salah satu petarung Mix Martial Arts (MMA) Indonesia yang sukses mempersembahkan kemenangan di hadapan publik sendiri. Vincent menang tap-out dalam waktu relatif singkat kontra Eugenio Tan asal Malaysia. Awalnya, Vincent yang turun di kelas light-heavyweight sempat dikejutkan serangan-serangan cepat petarung negeri jiran tersebut. Kendati sempat terjatuh, Vincent malah mendominasi tekanan dengan “main bawah” berkat skill submission-nya. Vincent pun di atas angin ketika sukses melakukan kuncian TLock kepada Eugenio hingga akhirnya petarung Malaysia itu menyerah. Menang cepat di ronde pertama, Vincent mengaku sedianya belum puas menjalani debutnya di pentas One Fighting Championship (One FC). “Iya sebenarnya belum puas berantem yah. Tadi itu cukup kaget juga dengan strike cepat lawan. Tapi saya coba menenangkan diri dan berpikir untuk memberi tekanan balik,” ujar Vincent usai pertandingan, Jumat (13/9) malam. Adapun satu petarung Indonesia lainnya, Vincent Latoel juga menang cepat atas lawannya, Willy Ni asal Belanda. Tapi sebelum Vincent mentas, sejumlah partai juga berlangsung antara Almiro Barros (Brasil) kontra Kian Pham (Australia). Barros menang KO atas Pham di ronde pertama. Laga lainnya menghadirkan Bruno Pucci (Brasil) melawan Bashir Ahmad (Pakistan). Pucci menang di ronde pertama dengan kemenangan chokelock.(okz/rin)
DEBUT SHEVCHENKO DI GOLF
Tak Berlangsung Mulus LONDON-Debut Andriy Shevchenko di dunia golf profesional ternyata tidak berlangsung mulus. Setelah memutuskan pensiun dari dunia sepakbola, mantan pemain AC Milan dan Chelsea ini mencoba peruntungan di dunia golf. Namun, ternyata kehebatan Sheva di dunia golf tak sehebat saat di lapangan hijau. Sheva tampil dalam ajang Kharkov Superior Cup di negaranya Ukraina, yang menjadi bagian dalam European Challenge Tour. Menurut BBC, Sheva harus menghabiskan 84 dan 86 ronde, dan terpaut 40 pukulan dari posisi pertama, Sihwan Kim. Hasil akhirnya sungguh mengecewakan, pria 36 tahun ini membuat 26 pukulan di atas par. Raihan Sheva lebih buruk dibandingkan mantan petenis nomor satu dunia asal Rusia, Yevgeny Kafelniko. Kafelniko menyelesaikan 16 pukulan di atas par. Posisi pertama ditempati pegolf Korea Selatan, Sihwan Kim dengan 14 pukulan di bawah par, enam pukulan lebih baik dibandingkan pegolf Inggris, Lloyd Kennedy. Raihan Sheva di dunia golf jauh berbeda saat dia menjadi pesepakbola. Sheva telah meraih berbagai kesuksan di dunia si kulit bundar. Dia merebut juara Liga Champions 2003 bersama AC Milan, serta meraih Ballon d'Or pada 2004. Sheva juga tercatat sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa timnas Ukraina dengan 48 gol dari 111 penampilan. Shevchenko memulai karier profesionalnya bersama Dynamo Kyiv pada 1994. Dia lalu sempat memperkuat AC Milan dan Chelsea, sebelum menutup kariernya di Kyiv pada 2012. Sheva memutuskan pensiun usai Piala Eropa 2012. (vnc/rin)
TAK BALAS MENYERANG
Kotetsu Boku Kecewakan Penonton JAKARTA -Petarung bela diri campuran atau mixed martial arts (MMA) asal Jepang, Kotetsu Boku, membuat penonton di Istora Senayan, Jakarta, kecewa. Turun pada main event, wakil Jepang ini kalah dari petarung Afrika Selatan, Vuyisile Colossa, pada pertandingan kelas ringan, dalam tiga ronde dengan unanimous decision atau keputusan juri. Pada ronde pertama, kedua petarung saling bertahan dan memantau pergerakan satu sama lain. Memiliki kaki yang panjang, Colossa lebih banyak melancarkan tendangan ke kaki Boku. Sementara Boku justru lebih banyak menyerang bagian atas dengan jab. Ronde kedua tak jauh berbeda. Namun, kali ini Colossa lebih banyak menyerang, dan Boku mulai menghindari tendangan-tendangan Colossa. Tak bisa berbuat banyak, Boku terjatuh pada akhir ronde ini. Colossa menguasai ronde ketiga dengan gemilang. Ia berhasil menghentikan gerakan Boku dengan memojokkannya ke ring. Tendangan lutut dan hook-nya pun berkali-kali menghantam kepala Boku. Atas usahanya tersebut, juri menyatakan Colossa sebagai pemenang dari pertandingan utama ONE FC hari ini. "Sebenarnya saya berhati-hati karena lawan saya memiliki dasar tinju yang baik, tapi saya memanfaatkan jangkauan tendangan saya yang panjang untuk terus menyerang," ujar Colossa seusai pertandingan, Jumat (13/9). Sementara itu, penampilan Boku yang kurang baik hari ini membuat penonton kecewa. Penonton beberapa kali menyoraki Boku karena tak bisa membalas serangan Colossa. "Saya fans Kotetsu (Boku), biasanya serangan dia bagus. Tapi hari ini saya kecewa, karena dia tidak balas menyerang," kata salah satu penonton yang juga penggemar bela diri campuran, Reynaldi Oktaviano. (kpc/rin)
INGIN NIKMATI HIDUP
Lin Dan Absen hingga 2014 LIN Dan kembali melancarkan keputusan kontroversial. Salah satu pebulu tangkis terbaik dunia ini memutuskan untuk absen dari berbagai turnamen hingga awal 2014. Sebelumnya, Lin Dan pernah absen sekitar satu tahun setelah Olimpiade London 2012. Pebulu tangkis 29 tahun ini turun lagi pada BWF World Championships (Kejuaraan Dunia) 2013, Agus-
tus lalu, dengan fasilitas wild card karena peringkatnya yang merosot jauh. Beberapa pihak mengecam keputusan
Badminton World Federation (BWF) yang memberikan kemudahan bagi Lin Dan. Meski lama tak mencicipi rasanya persaingan di turnamen besar, Lin Dan tetap fantastis. Suami mantan pebulu tangkis Cina, Xie Xingfang, ini keluar sebagai juara dunia setelah mengalahkan Lee Chong Wei (Malaysia) di final. Baru sekitar sebulan lalu Lin Dan meraih gelar juara du-
nia kelimanya, kini dia membuat pengumuman mengejutkan, ingin menjauh lagi dari hingar-bingar turnamen kelas dunia. "Saya tidak perlu membuktikan diri melalui kompetisi lagi," ujar Lin Dan seusai mengalahkan Du Pengyu pada babak final Kejuaraan Nasional, di Liaoning, Cina, Rabu (11/9) lalu. Lin Dan berencana kembali ke tim nasional Cina pada Februari 2014. "Saya ing-
in menghabiskan waktu lebih banyak bersama keluarga. Saya ingin menikmati hidup," akunya. "Tapi saya tetap akan bermain pada Liga Nasional Cina, Oktober mendatang," katanya. Dengan demikian, Lin Dan dipastikan akan melewatkan tiga turnamen level Superseries dan Superseries Premier, yakni Denmark Open, Cina Open, dan Malaysia Open. (kom/rin) REDAKTUR: ERINA DJOHAR
LAYOUT: TAUFIK
22
MINGGU, 15 SEPTEMBER 2013
GP SAN MARINO
Marquez Kuasai “Pole Position� MISANO-Marc Marquez mengunci posisi start pertama GP San Marino, setelah berhasil menutup sesi kualifikasi dengan catatan waktu tercepat, 1 menit 32,915 detik, di Sirkuit Misano, Sabtu (14/9). Ini merupakan pole position keenam Marquez musim ini. Marquez berhasil memimpin catatan waktu, setelah melakukan putaran ketiga. Sementara rekan satu timnya, Dani Pedrosa, masih mengalami kesulitan dan tertahan di urutan delapan dengan 1 menit 34,675 detik. Jorge Lorenzo masih menempel Marquez dengan 1 menit 33,797 detik, disusul Valentino Rossi. Sementara Alvaro Bautista membayangi mereka dengan berada di urutan empat. Marquez berhasil memperbaiki catatan waktunya menjadi 1 menit 32,915 detik pada putaran kedelapan, yang makin mengokohkan posisinya di urutan teratas. Pedrosa berhasil memperbaiki catatan waktunya setelah menyelesaikan putaran ketujuh, dengan 1 menit 34,124 detik. Pada putaran berikutnya, pebalap Spanyol ini mempertajam waktunya menjadi 1 menit 33,726 detik, yang mengangkatnya ke urutan empat, di bawah Rossi. Sesi berakhir dengan Marquez berada di posisi teratas daftar pencatat waktu tercepat. Ini berarti Marquez akan mengawali balapan Minggu (15/9) dari posisi start paling depan. (kpc/rin)
KEMBALI KE FERRARI
Kimi Tetap Maksimal di Lotus MARANELLO - Kimi Raikkonen telah setuju kembali bergabung dengan Ferrari. Namun bukan berarti kesepakatan itu akan mempengaruhi komitmen Raikkonen dengan Lotus di sisa musim ini. Dengan kontrak yang habis pada akhir musim ini, pebalap Finlandia itu masih memiliki tujuh sisa balapan bersama Lotus sebelum kembali ke tim 'Kuda Jingkrak' di 2014. Raikkonen tetap memutuskan menerima pinangan Ferrari
meskipun Lotus telah mengungkapkan hasratnya untuk terus mempertahankan pebalapnya tersebut. Saat ini Raikkonen ada di peringkat keempat klasemen pebalap dengan koleksi 134 poin, tertinggal 88 poin dari Sebastian Vettel di puncak dan 28 poin dari calon rekan setimnya Fernando Alonso di posisi kedua. Raikkonen tetap akan mencoba membawa Lotus finis terbaik. "Mudah-mudahan itu artinya aku tidak akan banyak ditanya di mana aku akan membalap tahun depan, tapi mungkin itu artinya lebih banyak pertanyaan," ucap Raikkonen seperti diberitakan Crash. "Untuk balapanku musim ini, itu tidak akan membuat perbedaan. Aku akan terus berusaha semaksimal mungkin di setiap balapan guna mendapatkan hasil terbaik yang aku bisa," tegas dia. Usai finis runner-up di seri Jerman dan Hongaria, Raikkonen menerima hasil mengecewakan dengan gagal membawa angka dalam dua balapan terakhir. Raikkonen berharap bisa kembali ke podium di GP Singapura, pekan depan.
Gabung Lagi Kimi Raikkonen resmi kembali bergabung dengan Ferrari, dan akan membalap bersama Fernando Alonso untuk musim 2014. Ferrari dan Raikkonen sepakat mengikat kerja sama selama dua musim. Sebelumnya, Raikkonen sempat dikabarkan akan menggantikan posisi Mark Webber yang meninggalkan Red Bull Racing akhir musim nanti. Tetapi, Red Bull memilih untuk menggandeng Daniel Ricciardo, sebagai tandem Sebastian Vettel. Sejak itu, rumor Raikkonen ke Ferrari semakin gencar diberitakan, meski tetap ada pilihan bahwa pebalap Finlandia tersebut akan bertahan di Lotus, yang memang masih sangat menginginkannya. Kabar Raikkonen kembali ke Ferrari semakin memuncak setelah kemarin, Selasa (10/9), Felipe Massa menyatakan tidak akan bersama tim kuda jingkrak lagi untuk balapan musim depan. Rumor pun jadi kenyataan, Raikkonen akan berseragam merah lagi, musim depan. Pebalap 33 tahun ini pernah membela Ferrari selama tiga musim, 20072009. Bersama Ferrari, dia meraih gelar
juara dunia pada 2007. Pebalap yang terkenal cuek dan tak kenal basa basi ini diyakini masih punya banyak sekali "tifosi" di Ferrari. Dia adalah pebalap pertama yang membawa Ferrari juara dunia, setelah ditinggalkan Michael Schumacher. Setelah menjalani musim yang tak terlalu bagus pada 2009, dia meninggalkan F1 dan beralih pada persaingan reli dunia, bahkan sempat mencoba balapan Nascar dan Peugeot's Le Mans. Sayangnya, dia tak meraih prestasi gemilang di balapan-balapan tersebut. Akhirnya, dia kembali ke kompetisi balap "jet darat" ini, dan membela Lotus. Dengan paket mobil tak secanggih beberapa pesaingnya, Raikkonen berhasil menempati urutan tiga pada akhir musim pertama dia kembali, 2012. Musim ini, dia membuka kompetisi dengan baik, saat menjuarai seri pertama di Australia. Setelah itu, dia beberapa kali finis kedua. Raikkonen kini berada di urutan empat klasemen, dengan balapan masih menyisakan tujuh seri.(dtc/kom/rin)
Schumi Rindu Lihat Ferrari Angkat Trofi F1
Haluan Riau Mengadakan Lomba Karya Tulis untuk Tingkat : 1. SMP/MTsN 2. SMA/SMK/MAN 3. Mahasiswa Dengan Tema: 1. SMP sederajat "Peran Perusahaan di Riau Memajukan Pendidikan"
LONDON-Michael Schumacher sudah tidak sabar melihat kejayaan mantan timnya Ferrari pada tahun depan dalam perebutan
gelar F1. Pernyataan yang dilontarkannya itu ketika mengetahui tim Kuda Jingkrak berhasil melamar Kimi Raikkonen kembali ke Scuderia pada tahun depan. Tujuh kali juara dunia F1 itu menyebut skema yang diterapkan Ferrari untuk menduetkan Raikkonen-Fernando Alonso adalah tepat. Pasalnya, kedua pebalap itu memiliki karakter yang keras untuk membawa tim yang dibelanya merebut gelar. Bahkan ini akan menjadi pasangan yang serasi. "Ferrari dengan AlonsoRaikkonen, terdengar seperti perpaduan yang mudah meledak. Bagi pecinta motor sport tentu dengan skema ini akan menjadi ancaman bagi
kompetitor mereka. Sebab pasangan ini terlihat sulit untuk diatasi ketika berada di lintasan. Jadi balapan ini akan sangat menarik untuk disaksikan," aku Schumacher, Sabtu (14/9). Seperti diketahui, Rabu (11/9) kemarin, pembalap asal Finlandia itu resmi mencapai kesepakatan dengan Ferrari. Ia akan bermitra bersama Alonso selama dua musim ke depan (20142015). Dalam sebuah laporan, Raikkonen menerima mahar sebesar 20 juta euro atau setara dengan Rp297 miliar. Dampak Positif Sementara Mark Webber, pebalap Redbull berkomentar, kepindahan
Raikkonen ke akan berdampak positif bagi Fernando Alonso. Pebalap Australia yang akan pensiun dari F1 di akhir musim menilai kepindahan itu akan menjadi sebuah keuntungan apabila Raikkonen dan Alonso bisa saling bekerjasama. "Aku pikir Fernando akan melihat kepindahan Raikkonen ke Ferrari akan menjadi sebuah hal yang positif," nilai Webber dalam wawancaranya dengan Autosport. "Fernando juga akan melihat itu sebagai sebuah kesempatan untuk tampil bagus melawan Kimi. Dia akan mendorong dirinya sendiri di situasi seperti ini," tuntas Webber. (snc/dtc/rin)
2. Tingkat SMA sederajat "Peran Perbankan Memajukan Pendidikan di Riau" 3. Mahasiswa "Upaya Pemerintah Provinsi Riau Memberantas Pembakaran Lahan" Lomba ini memperebutkan hadiah jutaan rupiah, piala dan piagam dari Haluan Riau dan sponsor PT Chevron Pacific Indonesia serta PT Panin Bank Pekanbaru. Karya Tulis bisa diantar langsung atau dikirim via pos ke Redaksi Haluan Riau : Gedung Riau Pers Jalan Tuanku Tambusai Nomor 7 Pekanbaru, Riau Paling lambat tanggal 30 September 2013 cap pos. Disponsori oleh :
q REDAKTUR: ERINA DJOHAR
q LAYOUT: WIWIN
MINGGU, 15 SEPTEMBER
AQUARIUM
MC. TEKNIK
SISKA MASSAGE
AQUARIUM ANNISA
Service Panggilan Perbaikan, bongkar pasang, service AC, Mesin Cuci, Dispenser, Kulkas, dll. Hub. 0812 7616 6622, 0852 7148 2562 Alamat : Jl. Ababil No. 12 Pekanbaru
Massage, baru oke, fresh & rileks, pijat, capek-capek, pegal-pegal, terkilir dan luluran dengan tenaga oke. Terima panggilan keluar. Hub. 082382504781
BENGKEL BENGKEL LAS WANA Menerima pesanan teralis, canopy, pagar SEJAHTERA / stenlis. Jl. HR. Soebrantas (Simp. Empat Garuda Sakti) HP. 0853 5521 9911/0812 7652 3729
DHERMATO MEDICAL SKIN Cream pencerah wajah super aman, buat jerawat batu, jerawat meradang, flek2 wajah, mascara anti badai, serum emas buat kulit keruh2. Hub. Riyanti 0853 567 35 999
PENGOBATAN TRADISIONAL/ALTERNATIF
KARYA ABADI
RUMAH S EHAT SYIFA PUNKTUR
Terima Pesanan : Terali, Kenopi, Pagar, Rumah, TanggadanEveretingreklame. Dll MUTU TERJAMIN Jl. Kubang Raya Simpang Panam (dpn toko bangunan Menara) HP. 0813 7821 2676
TERAPY HAO TO SIA CI Melayani : Refleksi, Massage, Akupuntur, Mandi rempah. Menjual : Rempah-rempah tradisional karo Jl. Garuda Sakti Simp. Panam (lantai II) HP. 0852 7178 7444
BENGKEL
RUMAH BEKAM & HERBAL AYURVEDA AV
Wengky spesialis pemasangan canopy, canopy atap metal 210 rb/m, tralis 1 bng 215 rb, pintu hexx buka (1) 950 rb, pintu buka (2) hexx 1.75 jt, pagar 230 rb/m, pagar stenlis 325 rb/m dll. Alamat : Jl Kubang raya. HP: 08537687 8714 / 0761-777 0859
“ I K H L A S ”
BESI DAN BAUT TOKO BESI DAN BAUT BUANA JAYA STEEL Menjual bermacam besi : besi beton, siku, plat strip, besi plat, besi UNP, hollo, pipa Hitam dan aksesoris pagar dan baut-baut & semi teknik. Alamat : Jl. Raya Pasir Putih No. 168A (samp Perumahan Taman Duta Mas) Hp. 0813-1219-6968
ELEKTRONIK TERIMA SERVIS LAPTOP, KOMPUTER, IPAD, DLL
Alhamdulillah dgn ijin Allah kami telah berhasil mengobati bermacam-macam penyakit. Ikuti talkshow kesehatan di RRI Pro4 FM 93,9 MHz setiap hari Rabu (2 minggu sekali) jam 10.00 - 11.00 WIB. Alamat : Jl. Manggis No. 7 Wonorejo, Marpoyan Damai, Pekanbaru, Riau HP. 0852 7852 5545
SARAGIH l Ahli Urat, Ahli Bekam l Ahli Gurah l Ahli Patah Tulang l Ahli Ruqiyah l Ahli Refleksi.
Dan menjual obat-obatan Herbal dan Jamur Arab. Alamat : Jl. Suka Karya (Kualu) dekat cucian Linda, Pekanbaru Hp. 0823-8889-8543
URUT TRADISIONAL PUTRA MADURA Ditangani oleh orang Madura langsung. Jln. Melati Perum Athaya 1 Blok A No. 8 HP. 0853 5537 7759
MASSAGE SISKA
Tersedia LAYANAN EXPRESS Alamat: Jl. Sidodadi No. 13 (depan SMP 22) Harapan Raya/Imam Munandar, Pekanbaru 0823-87777901
Massage, baru, oke, fress, & rileks, pijat, capek2, pegal2, terkilir, & luluran dgn tenaga oke, terima panggilan keluar. Hub:082382504781
PELANGI ELEKTRONIK +
URUT TRADISIONAL
Rental AC & blower utk berbagai acara, service termurah AC, kulkas, mesin cuci, dispenser, jual baru & bekas. Hub : 0853 7484 8458 / 0812 761 5578
"BISMIKA" Urut termurah, hanya Rp. 70 ribu (1.5 jam), berkelas dan berpengalaman. Benar-benar tukang urut yang bisa diandalkan untuk urut kelelahan dan capek. Silahkan datang ke : Jl.Kereta Api Ujung (dpn SD IT Al Fikri Tangkerang Tengah) Pekanbaru. Bisa Panggilan. Doni HP. 0852 7451 7111
MESSAGE DEF (URUT KELUARGA) Menerimaurut, lulur, dan creambath. Bias panggilan ke rumah dan hotel. Jl. Mawar No. 19 Pekanbaru HP. 0823 8152 5553
Paket 4 Camera Dome Infrared + DVR 4 ch H264 (bisa dipantau melalui HP)
Free Kabel 70 M Rp 3.200.000 BERGARANSI
)
0761-860886 0761-860887 0761-3071828
KLINIK KESEHATAN KLINIK PRAKTEK DOKTER UMUM Penanggung Jawab : dr. Edy K Syahbudin, M.Kes Jl. Adi Sucipto No. 171/1 Pekanbaru-Riau Telp/Fax. 0761-566676
LAUNDRY MITRA LAUNDRY Kiloan, Satuan dan Paket Bulanan Jl. Akasia/Bakau No. 4 (Harapan Raya)
Kritik/Saran hub : 085363932971/081270744449
BERKAT YAKIN LAUNDRY Rapi, Harum, Bersih Rp. 4.500,-/kg Jemput antar gratis. 3x cuci 1x gratis. Memasarkan batu permata antik (batu andtik & uang lama). Hub. 081266377080 (Nel, Pimp)
PRATAMA LAUNDRY Mutu, Bersih, Rapi & Wangi. Jl. Rambah Jaya HP. 085271336571
PLUS LAUNDRY Cuci Bersih, tanpa masalah Rp. 4.000,-/kg Jl. Kubang Raya (dpn SMU Plus) HP. 085271165498
MAKANAN/MINUMAN BAKSO URAT PARIT INDAH “MURAH MERIAH” - Bakso Urat - Pangsit - Mie Ayam - dan berbagai macam minuman. Menerima pesanan pesta dan catering. Alamat : Jl. Parit Indah (samping Wisma Jalur) Pekanbaru HP.085355732244, 081365516186
KOPI RADIX Minum Kopi jadi sehat, Kopi Radi Sinergi 7 herba. Manfaat/mengobati: Membuang racun dlm tubuh, darah tinggi, demam, asma, batuk, kesuburan, vitalitas, tulang, asam urat, jantung, melancarkan darah, dll. Pemesanan : Kantor Resmi Cabang Pekanbaru, Jl. Nangka Ujung (dpn ProXL/samp bengkel Efo) Telp. 0761-7875379 Hp. 0852 6383 8352, 0852 6550 7432
PERABOT HADIRIN JATI
MBAK REPA
Menjual : berbagai macam perabot Jati Jepara asli, Kamar set asli Jati Jepara dengan harga terjangkau dan terima servis segala macam kursi tamu dan lain-lain. Alamat : Jl. Rambutan No. 18 B Hp. 0813-7125-9947
Mengobati anda dengan cara dipijat, pegal2, linu2 badan terasa lemas capek pinggang terasa panas ngilu, mata berkunang2, tidur & perut buang air b/k, patah kaki sering keram krn rematik, bapak/ibu anak2, kami jg sdh berpengalaman. Hub:mbak repa 081261412857
Spesialis pengerjaan kitchen set, gypsum, baja ringan, karpet, wallpaper. Hub Jl KH Nasution Gg Bahagia blkng RM sederhana. Hub : 0812 7752 821
INTERIOR
PEMUTIH MUKA
TOKO PERABOT MZR 23
Dijamin 100% bisa putih, aman tanpa mercuri. Tersedia pemutih muka, badan, ketiak dan selengki. Pelangsing super, peninggi badan, dll. Udah terbukti lho. Hub. CHYKA, 081261735133 PIN BB 314B8673
Menawarkan khusus kredit setiap pengambilan1 set springbed Kangoroo mendapatkan bonus 1 buah lemari pakaian kaca. Jl. Kaharudin Nasution (dekat Indofood) Hp. 0813 7837 8888
PENGOBATAN DARI BANTEN
AFDAL JAYA
Pakar pengobatan alat vital & supranatural M. Abdul Rohman dari Banten Selatan. Alamat : Jl. Pasar Pagi Arengka masuk gang + 50 m samping Toko Erlangga Kaca, Pekanbaru. Hp. 082153440089 0813 1654 9997
Menerima Pesanan : Kusen, Pintu, Jendela, Ukiran Mebel, Bak Truck, Bahan Bangunan
URUT SEHAT IBU HANUM Terima urut di tempat dan panggilan ke rumah-rumah.HP. 0823 8858 5007
URUT BU PUJI Melayani : urut capek-capek, keseleo, luluran dan anak-anak. Menyediakan tempat. Bisa dipanggil ke rumah-rumah. Alamat : Jl. Fajar Gg. Fajar 4 Labuhbaru Barat. Hub : 0852 7835 3821
Jl. Delima (samping TB Sinar Delima) Hp. 0813 6571 7865 / 0812 7642 126 Telp 0761 - 588865 Pekanbaru
Kijang shot, ‘95, 1,5 cc aksesoris, AC pul PW, PS, CL, Gren max DVD, harga 60 juta nego. HP. 0853 6320 8937/0813 7436 6256
Spesialis mobil Eropa & Jepang HP. 0812 6860 7628/0852 7858 4839 Jl. Raya Pekanbaru-Bangkinang Km. 15 Batas Kota Rimbo Panjang
JUAL MOBIL
OVER KREDIT
MOBIL DIJUAL
MOBIL DIJUAL DijualmobilTeriosTs. Extra. Thn. 2010. BM Kota, WarnaHitam, Mulus, KM 43rb, Aksesorislengkap, tanganpertama, harga 137,5juta nego.
PENJAHIT/TAYLOR PENJAHIT HARMONIS Menerima Jahitan Pakaian Pria & Wanita - Busana Muslim - Blazer - Jas - Celana - Kemeja - Melayu - PSH - PDH/PPL Jaket - Safari - Dll Jl. Kaharudin Nasution No. 40 Simpang Tiga Marpoyan (dpn Indofood) Hp. 0812 6889 975
PENJAHIT QORY Menerima berbagai macam jahitan pakaian Pria dan Wanita, seragam sekolah, kantor, dll Jl. Belimbing No. 26 Pekanbaru
Hp. 0813 6505 0569
BATAM TAYLOR Menerima jahitan Pria dan Wanita, Jas safari, kebaya, pengantin, seragam sekolah, seragam kantor, dll Jl. Belimbing No. 39 Pekanbaru Hp. 0823 9198 5777
PENGHASILAN TAMBAHAN
Dijual 1 unit isuzu panther th’07, W.coklat metalik, kondisi bagus, pemakaian pribadi, BM kota, pajak baru, orisinil all risk, harga nego. Hub : 081275290920
MOBIL DIJUAL Dijual Innova,’05, w. hitam, BM kota, Pajak baru, body mulus, harga 138 juta nego, bisa kredit. Hub : Musafir Mobil Telp. : 082388897599
CAHAYA TINJA
NINING SALON KHUSUS WANITA Potong rambut, creambath, make up, sanggul, facial dll. Membutuhkan karyawati, diutamakan yang berpengalaman. Jl. YosSudarso No. 249D Pekanbaru Hp. 0813 7849 2888
“We Want You Always So Sexy” Buat kamu-kamu yang ingin tampil cantik dan C seksi? Galaxy Camp solusinya.C l Senam/aerobic (Senin s/d Sabtu) l Fitnes khusus wanita (setiap hari) l Kardio (penurunan berat badan secara instans) l Yoga (solusi kesehatan komplit). Dgn instuktur & trainer yg berpengalaman. Alamat : Jl. Lembaga Pemasyarakatan No. 24H (dpn RS PMC) Gobah Hp. 081261123455/081268445534 Pin BB 2874A5C1
Pria dan Wanita Jl. Puyuh Mas No. 41 Pekanbaru Hp. 0813 7133 8882
RIAS PENGANTIN TATA RIAS PENGANTIN & SALON SPA KHUSUS WANITA ROSSA Menyediakan pelaminan melayu, minang, jawa, salon spa, rebounding, menyewakan orgen dan tenda. Alamat : Jl. HR. Subrantas Km 19,5 (depan Indomarco) Panam. HP. 081268229007
RIAS PESTA Menerima / Menyewakan : 1. Perlengkapan pesta, Merias Pengantin, Pelaminan Minang, Riau, Tapsel, Sulsel, Aceh dll. 2. Tenda Pesta VIP dan Standart. 3. Organ tunggal, Gambus, Video Shoting, Photo Amatir, Catering dan - Jl. Delima VII No. Arengka Pekanbaru - Jl. Srikandi Perum. Wadya Graha II Blok i No. 2-3 Pekanbaru Hp. 0812 7603 1567 - 0812 752 2560
PENGHASILAN TAMBAHAN 3-5jt/bln atau 5-10jt/bln Terbuka untuk umum Hubungi : 0813 6598 1234, 0853 6427 0845
Menerima pesanan: Gorden Antik, Vitrase import dan lokal, Vertikal Blind, Rel Soka & Alma (Accesoris Gorden) dll. Alamat : Jl. Purwodadi No.21 B Pekanbaru. Hub: 0812 6875 9815
DICARI 10 ORG SERIUS Mau Langsing & Extra Income Part Time 3-5jt/bln Tanpa Tinggalkan kerja. Hub. 07790112794, 0813 7121 1808
EXTRA INCOME l Part Time 3-5jt/bln l Full Time 5-10jt/bln Terbuka utk : MHS/IRT/PNS Hubungi: Putra 0813 1531 4175, 0853 7620 2272 (Tidak melayani SM)
EXTRA INCOME Full Time 5-10jt/bln Terbuka utk : MHS/IRT/PNS Hub. : 0812 7411 4747 0813 6686 0986 (Tidak melayani SMS)
FASTPAY Menerima Pendaftaran baru Loket pembayaran tagihan online. Kami akan bimbing anda sampai mandiri. Hub : Daniel 0813 6520 0300
SALON & SPA ERMITA SALON Menerima Salon, Rias Pengantin, Tenda Orgen. Juga tersedia Rumput Pari Gato Gajah Mini. Alamat Jl. Arifin Ahmat, Rawa Indah HP. 0853 6426 3033/0812 7750 1187
RI2N SALON PRIA DAN WANITA Potong rambut, Creambath, Keriting, Catok, Cuci blow, Cat warna dll. Jl. Rajawali No. 25 Sukajadi, Pekanbaru Hp. 0812 7634 2227
Mengerjakan penyedotan WC/Septik Tank, Melancarkan saluran tanpa bongkar. Hub:Pery 085356867856/ 085272977775
TOKO SEPEDA
SATRIA GORDYN Menerima pesanan: GordynAntiq, Classic, Minimalis Gordys Spanyol dll. Alamat Jl. Srikandi (simp. Empat Delima) Pekanbaru. Telp. 0761-588107, Hp. 081371220427/081365664443
ROBOT ROBOTICS SCHOOL Mencari karyawan bdg Admin & Keuangan. Syarat min tingkat SMA/sdrajat. Bisa berkomunikasi dengan baik diutamakan yang berpengalaman. Antar lamaran ke Jl. Cempedak No. 61A Pekanbaru. HP. 0852 6328 3255
SUMUR BOR
Go Green Go to Hybrid Bike Distributor utama sepeda listrik di Pekanbaru dengan konsep 3S (Sales, Service, Sparepart) l Bergaransi l Hemat BBM l Bebas Polusi l Sehat l Suku Cadang Terjamin Showroom : Jl. T. Tambusai No. 313 Pekanbaru Telp. 0761-35327 HP. 085262218887, 085262218889
Melayani penjualan tiket pesawat promo semua penerbangan. Hub hotline : 0761571992, HP. 081365232262 PIN : BB 270 CCD 69 Jl. Duyung No. 17 C (pas depan Perum. Puri Duyung) Pekanbaru
Melayani pengiriman domesik dan internasional Jl. Cendrawasih No. 1A/002 Tangkerang Tengah, Pekanbaru Telp/Fax. 0761 8400193 - 081267371745 E-mail : pam_express@yahoo.co.id
PT. PONTEDERA BERTUAH Tour & Travel Dapatkan Harga Promo Tiket Pesawat Berbagai Tujuan Office : Jl. Abdul Muis No. 05 Gobah, Pekanbaru-Riau. Telp/Fax. 0761-32013, Hp. 0761-7655505, 0811753617, 085376663617. Email:pontederabertuah_05@yahoo.com
MARMER/BATU ALAM 88 MARMER JAYA Cabang Batu Alam Permai Menerima : l Batu Alam l Meja Marmer l Accessories Marmer l Batu Alam l Koral Sikat l Air Mancur l Dll
Mengerjakan: Sumur Bor, Intalasi Bor, Pemasangan, Sanyo /DAB dlll Jl. Melati, Blok A1 (samping Perum ATHAYA 2) Pekanbaru Hp. 0813 6564 0611 / Telp. 0761-7695972
Dijual tanah kaplingan ukuran 10x15 lokasi Garuda Sakti KM 4,5 DP 5 jt cicilan Rp 500ribuX30bln surat SKGR a/n pembeli tanah tersebut aman tidak bermasalah lebih kurang 20 menit dari pusat kota. Hub : 0812 7666 651
MULYA BOR Mengerjakan :Sumur Bor, Instalansi air, Service/pemasangan mesin pompa air, Kuras Sumur. Hub. : Komp. Wisma Putri Tujuh JJ No. 17 Pekanbaru.Telp.0761-4822800/ HP.085265444248
ARIF BOR Mengerjakan : Sumur bor, mencuci sumur, memasang pompa air, instalasi air, cuci sumur bor, dll. Bersedia dipanggil keluar kota. Jl.Garuda/Foker No.27 Tangkerang Tengah. Hub : 0852 6597 3560
TANAH DIJUAL
TANAH DIJUAL Dijual cepat tanah di Jl. Hangtuah Km 8, masuk 300m ke dalam. Luas 3,6ha harga Rp 100rb/m nego. Surat masih SKGR. Hub : Ricky 0852 6543 4344
TANAH DIJUAL Dijual tanah di belakang Kedaung (depan hotel Ibis), uk. 13,5 x 20 m, harga Rp. 100 juta (nego). Hub: 0823 6666 9424
JUAL RUMAH Dijual cepat 1 unit rumah siap pakai, tingkat 2, lantai keramik, 3 kt, 2 km, r. tamu, r. makan, garasi dan 3 unit rumah petak, luas tanah 15 x 30, lokasi Jl. Fatwa Pujangga, Palas Pekanbaru. Harga 500jt nego. Hub. 0812 6643 5856, 0853 6322 6323
General Trading-Contractor-Supplier Distributor tunggal cat Area Riau : Cat Kimolux & Vetolite. Alamat kantor: Jl. Kubang Raya Sebelah Toko Ban Setia Kawan Panam Pekanbaru-Riau Telp. 0761-7779824 Hp. 0852 8317 3488
JUAL RUMAH
ZIEZIE GROSIR/ECERAN TELOR Menjual : Beras, Jengkol, Telor. Bisa diantar alamat Hub. 081270515493
JUAL RUMAH JUAL RUMAH Dijual rumah ruko, lb 13 x 15 m, sertifikat atas nama sendiri, listrik 900w, posisi di persimpangan jalan, lokasi di Jl. Garuda Sakti KM 3/Jln. Surya Perum Griya Surya Abadi Blok D No. 5 Pekanbaru. Hub. 0813 6502 0505/0852 1901 0197
JUAL RUMAH Dijual rumah mewah 2 LT, sangat strategis tengah kota Jl. Sudirman Simpang Tiga, Pekanbaru. Hak milik, luas tanah 1.236 M2, luas bangunan + 900 M2, 7 kt, 7 km, listrik 10600 VA, ada pos satpam, halaman cukup luas, fasilitas lengkap, yang berminat hubungi: 0812 6803 9555. (Tanpa Perantara)
JUAL RUMAH Dijual rumah SHM – IMB luas tanah 25 x 52 m (± 1290 M2) luas bangunan 506 M2, 16 kamar tidur termasuk kamar kos, garasi 3 mobil, halaman parkir luas, belakang ada tanah kosong 12 x 25 M, pagar tembok keliling, nilai investasi tinggi, lingkungan hotel/wisma dalam kota. Lokasi Jl. Kuini/Taskurun, Pekanbaru. Harga 3M nego di tempat. Hub : 0821 7250 0073
MOBIL DAIHATSU
KINCIE MOBIL
All New Xenia harga mulai 130jtan, DP. 17jt-an. Luxio harga mulai 135jt-an, DP 22jt-an. showroom buka malam. Minggu & libur showroom buka seperti biasa. Hub. Didi 0853 63106939
Menjual berbagai macam merek mobil Second. Harga (Nego)
Jl. Raya Pasir Putih No. 16E Menerima : Service mobil, Tune up, orderdil dan Over Houl. Menerima : Service pangilan dalam dan luar kota. Hub. IFOENK HP. 08127580799, 082390508456
CV. INTI MORA
OVER KREDIT
PUSAT PENYEWAAN MOBIL TAHUN TINGGI - Alphard - Avanza - Camry - Fortuner - Innova - Xenia Jl. Amal Bakti No. 8B Pekanbaru, Riau (masuk belakang SMU Tribakti Jl. Nangka) Pekanbaru Hp. 0813 6525 7237 / 0812 7095 1444 E-mail : ianmarta@gmail.co.id
Mengerjakan : Cuci karpet, cuci mobil, over haul, service station, ganti oli, balancing, accessories, salon mobil. Perbengkelan. Jl. Bangau No. 1 Sukajadi, Pekanbaru. Telp. 0761-7731912
PEKANBARU-RENGAT-TEMBILAHAN
Suzuki APV, ‘12 pertengahan, balik DP Rp. 35 juta. Sudah jalan 1,5 tahun, Km 3000. HP. 0853 6493 9999
Dijual Accent th '01, w.biru, BM kota, pemakaian pribadi, hrg nego ditempat, Jl. Garuda no. 57 Labuh baru. Hub : 08117574422
Pekanbaru: Jl. Rajawali Telp. (0761) 7641717 Hp. 081365424391/085239723334 Tembilahan: Jl. Gunung Daek Telp. (0768) 7016788 Hp. 085278783758 PL. Punjung: Dharmas Raya Hp. 0812 675 4101 / 0813 6341 7474 Sei. Rumbai: Dpn Roumbay Plaza, Telp. (0754) 583036 Hp. 081363845854/085263993060
MOBIL DIJUAL Dijual mobil suzuki escudo 1.6 th ‘03, w.silver, kondisi mulus terawat, ban baru, pajak hidup, hrg 110 jt nego. Hub : 085376610001/085271414143
DIJUAL RUMAH Dijual/dikontrakkan rumah Lt 2, 5KT, 4KM, listrik 3500w, bisa utk kantor, pagar keliling, Jl. Nilam Sari No.7B (kavling DPRD) Tangkerang Selatan. Hub: 0852 7455 5804
Dijual rumah mewah 2 lantai SHM/IMB, Luas tanah 1408 M2, Luas bangunan ± 600 M2. Fasilitas 6 kt setiap kamar ada kamar mandi, 2 km lagi di luar, 2 kt pembantu, air panas wika, 1 gudang, garasi untuk 4 mobil, listrik 4400 watt & telpon, halaman luas depan dan belakang. Di tengah kota. Jl. Damai depan LP Gobah Pekanbaru. Hub : 0811 383 535 – 0823 8189 0878
TF CAR WASH
- Pulau Punjung - Sungai Rumbai
Dijual rumah LT 130m, LB 120m, full keramik, 2 KT, 2 KM, 2 ruang tamu, 1 ruang keluarga, dekat TK, SD, SMP, SMA, Universitas, Jl.Uka Garuda sakti KM 3, Perum.Bumi Garuda Sakti Damai blok H No.15 Pekanbaru, hrg 210 jt nego. Hub : 085376610001/085271414143
- Tanah kosong 1000 m2, posisi hook, jalan aspal, lokasi Jl. Temurasa simp. BPG Pekanbaru, harga 200 jt nego, - Dijual juga rumah 2 pintu, luas tanah 370 m2, lokasi Jl. Gunung Kerinci, Bukit Barisan Pekanbaru, Harga 350 juta nego. Hub. 0813 7101 5202
ERA BERJAYA Menjual berbagai merk Cat Duco, Sintetik, Melamin, Decoratif dan Bahan Perlengkapan Cat Lainnya. Menerima adukan/ oplosan cat Duco. Alamat : Jl. Garuda Sakti km 3 No.77 Pekanbaru Telp. 0761-8328599, 0823 9062 8198
Mengerjakan penyedotan WC/Septitank & melancarkan saluran mampet tanpa bongkar, melayani luar & dalam kota. Hub : i AM 082392246808/08127547635
- Rengat - Tembilahan
DIJUAL RUMAH
DIJUAL
TINJA
KIT CV. KARUNIA ILLAHI TRAVEL
Dijual cepat rumah siap pakai Lt 130/Lb 92, pav bertingkat+AC 1 excfan 4, lantai full granit teralis canopy & full keramik dapur+2KM,3KT & R tamu, depan SMP 26, Perum Bumi Mutiara Permai II blok A/ 23, Kulim, Tenayan Raya hrg Rp 350jt nego. Hub: 0811665985
TANAH DIJUAL Dijual tanah luas 3000m SHM, sangat cocok utk investasi perumahan, tanah datar/rata, sepadan dgn perumahan, Jl.Limbungan Rumbai-Pekanbaru, harga nego. Hub: 0852 6568 9261
AMAL BAKTI AUTO RENTAL
MOBIL DIJUAL
DIJUAL RUMAH
TANAH DIJUAL Dijual Tanah ukuran 340 X 26,3 M. Lokasi Jl. Binjai, Desa Pematang Duku, Kecamatan Bengkalis (samping Kantor Desa). Hub. 085278698072
TOKO CAT
PANGKALAN TINJA
Transport Ececutive Kijang Innova-Avanza
DIJUAL RUMAH Dijual rumah type 36, luas tanah 10 x 15 m, 3 kt, 1 km. Lokasi Jl. Merpati Sakti Gg. Bayu I Perum. Bayu Graha Perdana Blok A No. 13 – Panam. Harga 280juta nego. Hub: 0823 9161 1323 / 0823 8781 4616
Dijual tanah 5 hektar SKGR, Jl. Lintas Rumbai-Perawang, harga nego. Hub:085265689261
GROSIR/ECERAN
KARYA BOR H.M. NASIR DT. PANGEDAN Mengerjakan : sumur bor, mencuci sumur, memasang pompa air, instalasi air. Alamat: Jl. Kuaran No. 2 Marpoyan Hp. 0812-7541-1445
RUMAH DISEWA
Jl. Arifin Achmad No.88 (dpn Gudang Sampoerna) Pekanbaru. HP. 0821 7245 5588
CV. DAMIRI MITRA SARANA
KB KARYA BOR
TANAH DIJUAL Dijual tanah luas 26x50m, SKGR, terletak di Jl. Pulai 2km dari Jl. Pemda jembatan Perawang, harga nego. Hub:085265689261
TANAH DIJUAL
BINTANG TERANG
TOUR & TRAVEL A BIONA TOUR & TRAVEL
SALON BUNDA PROMO DISKON 50%
GORDEN VARIASI GORDEN
NICHRIST SALON & SPA
Suzuki Pick Up APV th ‘12 pertengahan, balik DP 30 jt, angs. 2.270 rb/bln, sudah jalan 1,5 th, km 3000, warna Hitam. Hub: 0853 6493 9999
MOBIL DIJUAL
- COUNTRUCTION - PROMOTION
Office: CV. One Station Engineering Jl. Dahlia Ujung No.65 Labuhbaru Pekanbaru
Promo.... Promo..... Promo.. Disc. 50% - Hair SPA - Hair Extention - Hair Food Make up character - Face Laser - Make up Bridal - Refleksi - Make up Artist - Totok Sanggul modifikasi - Sauna The Best Beauty Care Jl. Palapa No. 8d Pekanbaru Karlina: Hp. 082172337775
Menjual : Perabot, Interior, Accesories, Handycraf dan menerima Service Jl. Imam Munandar Ujung No. 2 P.baru Hp. 0852 2681 1492 Pin BB : 314A0940
NAYLA AUTO TECH
Dijual Proton Savy, ‘08, kondisi bagus, full aksesoris, harga 68 juta nego. Bisa bantu kredit. Hubungi : 0823 8841 9977
- NEON BOXS - BILBOARD
TOKO MEUBEL
DIJUAL MOBIL
Nissan X-Gear (manual), ‘12, BM Kota, w. putih, sudah bayar 12x, balik DP 60 juta nego, angsuran 130rb/hari, asuransi all risk 5 th, sisa kredit 48 bulan. Hub : 0812 6520 4235/Pin BB : 28566B96
Advertising
“SILVI JATI JEPARA”
BATMAN MOTOR
Dijual khusus Penggemar JIP Suzuki LJ 80/81 1.0, Semi long th 81, barang langka, modifikasi 4x4 sudah lengkap, pajak hidup. Harga nego. Hub : 0813 7403 0481
Facade, Neonbox, LED Display, Construction Billboard, Stainless Steel, Carnove. Hub. Jl. Todak No. 11 Tangkerang Barat, Pekanbaru, Riau. Telp. 0852 7476 8842
KLINIK SYAHBUDIN
P Ha To rom r g a ko o Ba di ru
Menyediakan berbagai macam ikan hias, aquarium, bibit ikan, pakan ikan dan peralatan aquarium. Alamat : Jl. Pasir Putih No. 10B Pekanbaru Hp. 0813 9609 0666
PERCETAKAN/ADVERTISING
23
Melayani : l Angkutan sewa/travel l Droping bandara/luar kota l Rental mobil l Carteran l Tiket pesawat l Pengiriman barang/paket. Alamat : l Pekanbaru = Jl. Todak/Nangka HP. 0812 6892 6131, 0812 7065 4100, 082381777575 l Tembilahan = Jl. Telaga Biru No. HP. 0852 6427 7131, 0853 1866 0007
PEKANBARU MOTOR Jual beli dan tukar tambah mobil bekas, cash on credit dan melayani proses peminjaman dana tunai (Leace Back)
Jl. Soekarno Hatta No. 66 Pekanbaru - Riau Telp. 0812 7530 0456 / 0812 7666 931
ASTRA MOTOR KUBANG Jl. Kaharuddin Nasution No. 1-2 Telp. 0761-7021331 Hp. 0852 7802 2408 Lowongan kerja untuk Marketing Executive Dapatkan harga spesial Hanya di Astra Motor Kubang
ANDA INGIN MOTOR BARU? Cash & Kredit. DP 1 juta plus hadiah voucher jutaan. Dan butuh dana cepat jaminan BPKB mobil dan motor. 1 jam cair, data dijemput. Hubungi : Mas Sugeng 081365002727/ 07618311180 Mas Hadi 081276080885/085271237085
KAMPAR MOTOR
Jl. Arifin Ahmad No. 8
Hub: David 0813 7133 7131
BLAZER MARPOYAN
l PADANG Jl. DR. Sutomo No. 9 (dkt jembatan Marapalam) Telp. 0751-8505934 HP. 081266629008, 085271232008, 085374891700 l PEKANBARU Jl. Bangau No. 24 Telp. (0761) 7009422, Hp. 085375272737, 085265976869 Antar Jemput ALamat MITRA CARTERAN CUSTOMER SERVICE 085265976869, 081266629008 JADWAL KEBERANGKATAN l Pagi 10.00 WIB l Siang 14.00 WIB l Malam 20.00 WIB Harga tiket sudah termasuk asuransi
I
Jl. Tuanku Tambusai No. 65 B (depan Life Furniture) Pekanbaru, HP 082171728888
0852 6588 9398
Nego Toyota Innova, typa G, Diesel, tahun 2013, baru
Nego Dijual Toyota All New Avanza, ‘13, w. putih, kondisi bagus, keempat ban baru
Nego
Nego Honda Jazz RS, MMC, baru, w. putih, tahun 2013
Fortuner TRD, manual, th 2013, 100% baru, warna putih
Nego
Nego Honda jazz manual thn 2013, warna hitam kondisi 100% sangat baru
Nego Toyota Yaris Manual TRD, tahun 2013, baru, w. putih.
Dijual Camry Hybrid, ‘12, 100% baru, w. hitam, BM 1 angka, langsung nama pembeli.
Email Iklan : haluanriaupress01@gmail.com
Nego Dijual Toyota Innova, ‘13, 100% baru, w. hitam, langsung nama pembeli.
S
24 p rtainment Istri Seksi, Suami Cemburu Ungkap Hubungan dengan Oezil
Minggu, 15 September 2013
AIDA YESPICA
STRIKER Stoke City, Peter Crouch, cemburu melihat istrinya yang seksi, Abbey Clancy, ikut program acara "Strictly Come Dancing". Di acara tersebut, Clancy menari dengan seksi bersama pria muda bernama Aljaz Skorjanec. Clancy merupakan salah satu bintang yang terpilih mengikuti program acara menari "Strictly Come Dancing" ke-11. Model lingerie itu bersaing dengan sejumlah selebriti lainnya, seperti penyanyi Sophie Ellis-Bextor dan aktris Fiona Fullerton. Keputusan Clancy untuk ikut program "Strictly Come Dancing" membuat sang suami, Peter Crouch, cemburu. Striker timnas Inggris itu tidak senang Clancy menari seksi bersama pria lain. "Crouch benar-benar cemburu. Tapi, saya juga tidak
akan membiarkan dia ikut acara ini. Wanita-wanita di sini jauh lebih seksi daripada saya," ujar Clancy seperti dilansir Daily Star. Clancy menganggap duetnya di "Strictly Come Dancing", Aljaz Skorjanec, sangat tampan. Model 27 tahun itu pun terlihat tidak bisa jauh dari Skorjanec. "Ya Tuhan, dia sangat tampan. Dia yang paling tampan di acara ini," ucap Clancy. Pantas saja jika Crouch cemburu. (vnc/rin)
Pinder Nangis Medali Dicuri
Peter Crouch dan istrinya Abbey Clancy
NASIB sial menimpa seorang pelari bernama Demetrius Pinder. Medali emas miliknya diketahui belakangan ini telah hilang dicuri maling di kediamannya, Bradenton, Florida. “Kejadian ini membuat saya sedih, saya sampai menangis dibuatnya. Saya akan melakukan apa saja untuk mendapatkannya kembali,” kata Pinder, Jumat (13/9). Siapa saja yang berhasil mendapatkan kembali medali Olimpiade miliknya itu, akan mendapatkan hadiah sebesar 1.000 dolar AS. Diketahui, Pinder mendapatkan medali itu saat membawa Amerika Serikat memenangkan medali emas untuk nomor 4 x 400 meter di Olimpiade London 2012. Saat itu, Pinder berpasangan
dengan Chris Brown, Michael Mathieu dan Ramon Miller. Atlet 24 tahun itu bercerita kehilangan medali emasnya di truk, Rabu (11/9). Pinder hanya pasrah, seandainya medali emas miliknya tidak akan kembali. “Anda tahu, Saya selalu akan menjadi atlet Olimpiade. Saya akan selalu mendapatkan medali emas,” tambahnya. (okz/rin)
Bantah Bertunangan dengan Dimitrov
Maria Sharapova MARIA Sharapova dirumorkan sudah bertunangan dengan Grigor Dimitrov. Na-
mun, petenis berparas cantik ini m e m bantah akan menikah dalam waktu dekat. Sharapova terlihat memakai sebuah cincin di jari sebelah kiri-nya, seolah menandakan sudah bertunangan dengan Dimitrov, saat ikut menyaksikan sebuah acara Fashion di Grigor Dimitrov New York, belum lama ini. Sharapova membantah akan menikah dengan sang pacar dalam waktu dekat. “Tidak, saya belum mau
menikah. Saya tidak mengetahui itu,” jelasnya, dalam wawancara dengan Larry King, Jumat (14/9). Petenis asal Rusia itu juga tidak mau bersikap terlalu baik dengan sesama petenis. “Sangat sulit bagi saya untuk berteman dan memiliki hubungan dekat dengan seseorang, kemudian selanjutnya. Jadi saya menghindarinya,” tambahnya. Sharapova membahas mengenai keputusannya memecat Connors setelah melewati satu pertandingan. “Hanya saja belum terlalu fit, waktunya juga salah dengan cedera dan semuanya. Hanya saja bukan saat yang tepat,” pungkasnya. (okz/rin)
AIDA Yespica, wanita yang kabarnya sempat digilai Mesut Oezil angkat bicara soal berita miring tentangnya. Mengakui pernah dekat, namun Aida menolak jika dibilang punya punya hubungan spesial dengan pemain 24 tahun itu. Belakangan, media di Spanyol ramai membahas soal hubungan Aida dengan Oezil. Keduanya digosipkan kerap berkencan di Milan atau Paris. Intensnya pertemuan Oezil dengan wanita yang disebutsebut pernah menjadi teman spesial mantan Perdana Menteri Italia, Silvio Berlusconi, itu diyakini membuat kondisi kebugaran dan performa pemain timnas Jerman tersebut semakin menurun. Acap kali dinasihati pihak klub, namun Oezil tak juga berubah. Hal itulah yang kemudian dijadikan alasan oleh Madrid untuk melepas Oezil ke Arsenal, selain tuntutan gaji tingginya. Merasa jengah dengan segala pemberitaan yang ada, Aida pun kini angkat bicara. Dia menjelaskan dengan detail soal hubungannya dengan Oezil. "Saya tak ada kaitannya dengan kepindahan Oezil dari Madrid. Saya memang mengenal dia, tapi kami tidak pernah berhubungan seks. Meski kami memang bertemu 2 tahun lalu di sebuah klab di Madrid," kata Yespica. "Kami lalu bertukar nomor telepon. Suatu waktu, dia bilang ada di Milan dan kami bertemu untuk makan malam di sebuah kelab tanpa bersembunyi dari paparazzi. Kami bersenang-senang di sana, namun kami pulang secara terpisah," sambung mantan Miss Venezuela itu. Aida juga menuturkan hubungannya dengan Oezil hanya pertemanan biasa. Dia juga mengaku sudah tidak pernah melakukan komunikasi lagi dengan Oezil. "Saya menghapus nomornya dan saya mengganti nomor saya," tegas wanita 31 tahun itu. (vnc/rin)
Sakau, De La Hoya Direhabilitasi MANTAN Juara Dunia, Oscar De La Hoya akhirnya menyerah karena tak kuat menahan rasa sakau (ketergantungan akan narkoba). Mantan petinju ini mengatakan, dia secara sukarela menyerahkan diri ke lembaga tanpa nama. Langkah ini dilakukan pada malam pertarungan terbesar tahun ini dalam rangka promosi Bos Golden Boy Promotions, saat Canelo Alvarez melawan Floyd Mayweather Jr mengambil Canelo Alvarez di ring MGM Grand, Las Vegas, Amerika Serikat, pada 14 September 2013 (15 September 2013 WIB). "Saya tak akan hadir di pertarungan akhir pekan ini untuk mendukung kemenangan Canelo, karena saya sudah menyerahkan
diri pada fasilitas perawatan," ujar De La Hoya seperti dilansir Skysport, baru-baru ini. De La Hoya mengaku sudah menjelaskan pada Canelo dan dia paham bahwa penyembuhan dirinya memakan waktu lama. De La hoya pertama kali mengakui De La Hoya sebagai pecandu alkohol dan obat pada dua tahun lalu. Dia pun telah menjalani perawatan. Dia mengatakan pada Los Angeles Times bulan lalu bahwa kadang dia
menghadiri pertemuan Alcoholics Anonymous enam hari dalam seminggu, tapi usai itu, dia kembali terjerumus. "Pertarungan hidup itu mudah. Sedangkan ini adalah pertarungan yang saya hadapi setiap hari." tandasnya. Sebagai petinju, De La Hoya merupakan peraih medali emas Olimpiade Barcelona 1992 dan menjadi juara dunia untuk enam kelas ber beda sepanjang karirnya. De La Hoya mengundurkan diri pada tahun 2008 setelah kalah KO menghadapi petinju Filipina, Manny Pacquiao.(snc/rin)
Guti q REDAKTUR: ERINA DJOHAR
q LAYOUT: JUMAILIS