Harian Umum
KAMIS n
Koran Lokal Terbaik
21 Desember 2017 | 2 Rabi’ul Akhir 1439 H
MENCERDASKAN KEHIDUPAN MASYARAKAT
EDISI : N0 17/12 Tahun Ke-17
HARGA ECERAN Rp3.500,- HARGA LANGGANAN Rp90.000,- (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)
HALUAN
RIAU/DODI
ENAM pelaku perampokan 3 Kg emas di Pelalawan yang diringkus Polda Riau.
KAPOLD A Riau Irjen Pol Nandang didampingi AKBP KAPOLDA Hadi Purwanto dan Kombes Pol Guntur Aryo Tejo, yang masing-masing Dir Reskrimum dan Kabid Humas Polda Riau, pada ekspos pengungkapan kasus perampokan 3 Kg emas di Pelalawan, di Mapolda Riau, Pekanbaru, Rabu (20/12). HALUAN
di Indonesia
RIAU/DODI
Dana BTT Mengalir ke Jaksa dan Hakim n LAPORAN: RIDHA & DODI FERDIAN
Liputan Pekanbaru
PEKANBARU (HR) (HR)-Berbeda dibandingkan hari-hari biasanya, sidang lanjutan dugaan korupsi dana Bantuan tak Terduga (BTT) Kabupaten Pelalawan Selasa (20/12) kemarin di Pengadilan Negeri Pekanbaru digelar malam. Dalam persidangan ini terbuka fakta-fakta baru. Dalam fakta persidangan terungkap bahwa yang ikut menikmati dana BTT Pelalawan ini, harus melalui permohonan bantuan ke Bupati Pelalawan HM Harris. Bahkan, dana BTT ini juga mengalir ke unsur Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Pelalawan. Hakim Ketua Bambang
Myanto SH yang menyidangkan perkara ini kaget mendengar fakta yang terurai dalam persidangan ini. Semuanya ini terkuak dari pengakuan Davidson, Kepala Bagian (Kabag) Hukum Pemkab Pelalawan saat kasus ini bergulir. Davidson dihadirkan JPU sebagai saksi untuk terdakwa Lahmudin, mantan Kepala
Dinas Pengelolan Keuangan dan Aset Daerah (DPKAD) Kabupaten Pelalawan. Dalam kesaksianya, Davidson mengatakan telah mengajukan permohanan bantuan dana dari Kejaksaan Pangkalan Kerinci dan Pengadilan Negeri Pelalawan kepada Bupati Pelalawan HM Harris. Davidson, bahkan ikut mencairkan sejumlah dana. Diantaranya, pengajuan bantuan anggaran sosialisasi pengacara negara ke Bupati melalui Sekretaris Daerah Zardewan. "Diajukan Rp25 Juta karena ada sosialisasi Jaksa Negara di Kejaksaan Tinggi Riau. Kita (Bagian Hukum) tak ada anggaran, maka kami ajukan ke Bupati," ungkap Davidson.
Dana ..
n Hal. 7
HARGA PERTALITE RIAU CUKUP TINGGI
Bapenda Diminta Lakukan Kajian Mendalam
POLDA LUMPUHKAN TUJUH PERAMPOK PEDAGANG EMAS
Melawan, 3 Perampok Ditembak PEKANBARU (HR)-Setelah melakukan pengembangan penyidikan di lapangan dalam peristiwa perampokan pedagang emas di Pasar Langgam, Tim Eagle Direskrimum Polda Riau akhirnya berhasil menangkap tujuh orang yang terlibat dalam aksi perampokan tersebut. Bahkan, tiga di antaranya terpaksa ditembak karena berusaha melawan.
Melawan..
n Hal. 7
BEREDAR DRAF PENGURUS GOLKAR BARU
Idrus Jadi Menteri, Ical Lengser
PEKANBARU (HR)-Dibandingkan dengan daerah lain, harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis pertalite di Riau termasuk yang cukup tinggi. Berangkat dari kondisi ini, Komisi II DPRD Riau meminta Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Riau untuk mengkaji perubahan pajak Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite di Riau.
JAKARTA (HR)-Musyawarah Nasional Luar Biasa akhirnya menetapkan secara resmi Airlangga Hartarto sebagai Ketua Umum Setya Novanto. Berdasarkan hasil Munaslub, Airlangga diberi mandat penuh melakukan revitalisasi kepengurusan. Akan tetapi, belum keluar pengumuman secara resmi revitalisasi
Bapenda ..
Idrus ..
n Hal. 7
n Hal. 7
SETNOV TELAH PERKAYA DIRI 7,3 JUTA DOLAR
KPK Bisa Buktikan Jam Mewah Senilai Rp1,5 Miliar PEKANBARU DAN SEKITARNYA
JAKARTA (HR)-Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yakin, dengan bukti-bukti yang mereka miliki, mantan Ketua DPP Partai Golkar Setya Novanto telah memperkaya diri hingga 7,3 juta US Dolar atau sekitar 94.9 miliar (dengan kurs satu Dolar Rp13.000,red). KPK juga bisa membuktikan Setnov mendapatkan jam tangan mewah senilai miliaran rupiah terkait kasus korupsi KTP elektronik. "Terkait dengan dugaan SN diperkaya 7, 3 ju-
Bangkinang +2m, Tandun +4m, Pasirpengaraian +4m, Bagansiapsiapi +4m, Langgam -1m, Bengkalis -3m, Pelalawan -3m, Selatpanjang -5m, Rengat -4m, Tembilahan -8m.
SUBUH 04:48
ZUHUR 12:15
ASHAR 15:40
MAGRIB 18:18
.riaumandiri.co
ISYA 19:32
Haluan Riau
haluan_riau
ta dollar AS dan sebuah jam tangan dengan harga lebih dari Rp 1,5 miliar jika dikurskan ke rupiah, KPK yakin dengan bukti-bukti yang sudah kami miliki," kata Juru Bicara KPK Febri Diansyah, lewat pesan tertulis, Rabu (20/12). Dalam eksepsi Novanto hari ini, pencara Novanto,
KPK.. n Hal. 7
LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579
Zona Riau
2 Gubri Serahkan RLH dan BSPS di Meranti
KAMIS 21 Desember 2017
PEMPROV RIAU HENTIKAN SUBSIDI PT RIAU PETROLIUM
Darusman: Semenjak Berdiri tak Pernah Ada Deviden
PEKANBARU (HR)-Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, Kamis (21/12), hari ini, dijadwalkan menyerahkan Rumah Layak Huni (RLH) kepada warga Desa Alai, Kabupaten Kepualauan Meranti, sebanyak 167 unit rumah. Selain penyerahan RLH, Gubernur juga akan langsung menyerahkan bantuan Stimulan Perumahan Seadaya (BSPS) sebanyak 273 unit, dan sekaligus peresmkan rumah khusu bagi para nelayan sebanyak 100 unit. “Pak Gubernur besok akan lansung menyerahkan RLh serta BSPS di Meranti. Selain itu juga akan ada beberapa kegiatan lainnya yang akan dihadiri Gubernur, mulai dari pagi hingga sore di Meranti,” kata Kepala Biro Humas, Firdaus, Rabu (20/12). Beberapa kegiatan Gubernur diantaranya, penanaman bibit kelapa sekaligus penyerahan bibit sagubdan karet, di Desa Tanah Merah. Acara dilanjutkan menuju Desa Kedabu Rapat, untuk menghadiri acara penyerahan bibit kopi sekaligus panen buah kopi. Untuk diketahui, program RLH di Provinsi Riau hingga bulan Desember ini sudah mendapai 85 persen. Dan jumlah RLH yang tersebar di Kabupaten Kota yang telah di verifikasi dan dalam tahap pembangunan. Kota Pekanbaru 179 unit. Kabupaten Kampar 11 Desa 165 unit, Rokan Hulu 11 Desa 165 unit, Kuansing 106 Desa 167 unit. Inhu 24 Desa 167 unit, Pelalawan 22 Desa 166 unit Kabupaten Indragiri Hilir, 11 Desa 167 unit, Siak 11 Desa 166 unit, Meranti 11 Desa 167 unit, Kota Dumai 16 Desa 170 unit, Kabupaten Bengkalis 15 Desa 172 unit, Rokan Hilir 13 Desa 166 unit.(nur)
n LAPORAN: NURMADI
Liputan Pekanbaru
PEKANBARU (HR) (HR)-Pemerintah Provinsi Riau dalam tahun 2018 mendatang akan menghentikan subsidi terhadap PT Riau Petrolium. Alasannya, selama ini Badan Usaha Milik Daerah ini tak pernah memberikan deviden atau keuntungan bagi daerah. “Dalam tahun 2018 mendatang, Pemprov Riau tidak lagi akan memberikan suntikan dana bagi BUMD. Sejauh ini, semenjak berdiri PT Riau Petrolium tidak pernah memberikan deviden kepada Pemerintah Daerah,” ujar Kepala Biro Eko-
nomi Darusman. Ditambahkan Darusman, tidak hanya Riau Petrolium, suntikan dana ini juga tidak akan diberikan kepada BUMD-BUMD yang tidak pernah memberikan hasil yang jelas. “Jadi tidak dibenarkan
lagi menyusu melalui APBD. BUMD diminta untuk meningkatkan deviden, termasuk Riau petrolium yang diberi tugas untuk mendapatkan Participating Interest (PI) 10 Persen, bekerjasama dengan BUMN,” tegas Darusman. “Riau Petrolium mestinya bisa mengelola usaha seperti limbah B3 di chevron, batubara, air minum selagi ada core bisnisnya. Jangan hanya mengharapkan suntikan dana dari APBD saja,” tambahnya. Catatan yang diterima, tahun 2016 Deviden terbesar hanya diberikan Bank Riau Kepri (BRK), terus meningkat meski terkadang berpluktuatif. Pada tahun
2003 deviden sebesar, Rp37 Miliar lebih, kemudian 2003 Rp67 miliar lebih. Namun 2005 menurun menjadi Rp36 miliar . Tahun 2010 Rp82 miliar lebih, tahun 2011 menjadi Rp100 miliar lebih. Tapi 2012 deviden yang diterima hanya sebesar Rp84 miliar lebih. Selanjutnya, tahun 2014 meningkat Rp111 miliar lebih, meningkat ditahun 2015 menjadi Rp130 miliar lebih, kemudian drastis menurun pada 2016 hanya Rp73 miliar lebih. Sedangkan untuk BUMD lainnya, seperti, PT Riau Investment Corporation (RIC) atau biasa juga disebut dengan PT Pengembangan Investasi Riau (PIR), sudah tidak pernah membe-
rikan keuntungan sejak 2014 lalu. Begitu juga dengan PT Sarana Pembangunan Riau (SPR) sejak 2013 juga tak memberikan keuntungan, kecuali pada 2011 Rp3 miliar serta 2012 Rp7 miliar. Sementara untuk PT Bumi Siak Pusako (BSP), PT Penjaminan Perkreditan Daerah (Jamkrida) serta PT Askrida, PT Permodalan Ekonomi Rakyat (PER) terus berkelanjutan memberikan devidennya, meski yang diberikan tidak terlalu besar. “Jadi kalau untuk 2017 ini belum tau kita berapa deviden yang akan diberikan BUMD itu. Mereka masih mendatanya dan kita menunggu laporan dari BUMD,” tutup mantan Karo Humas ini.***
RALAT PENGUMUMAN LELANG
BATALYON INFANTERI 132/BS
Sehubungan adanya kesalahan pada Iklan Pengumuman Kedua Lelang Eksekusi Hak Tanggungan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Wilayah BRI Pekanbaru yang terbit di Koran Haluan Riau tanggal 13 Desember 2017. Berikut kami sampaikan yang diralat : Syarat-Syarat Lelang :
Gelar Gerak Jalan Pleton Yudha Pramuka Jaya BANGKINANG (HR)Memperingati hari infanteri, Batalyon Infanteri 132/BS menggelar gerak jalan Platon Beranting Yudha Wastu Pramuka Jaya. Batalyon Infranteri 132/BS adalah satu pasukan tempur yang berada di daerah Bangkinang, Kabupaten Kampar. Pleton ini nantinya akan dibentuk melalui seleksi oleh tim pelatih sesuai dengan kriteria yang sudah ditentukan yakni sebanyak 40 personel. Adapun, perlengkapan yang akan digunakan dalam kegiatan Pleton Yudha Wastu Pramuka Jaya ini meliputi senjata organik pistol, senjata SS1 dan ransel yang berisikan perlengkapan sesuai dengan protap yang telah ditentukan. Tidak hanya itu, kelompok simbol membawa dua pucuk senjata LE dengan sangkur terhunus,
SEMULA 1.
BA TAL YON Infanteri 132/BS menggelar gerak jalan Platon Beranting Yudha Wastu BAT ALY Pramuka Jaya. dua buah tabung masingmasing berisikan amanat Panglima Besar Jenderal Sudirman dan Ikrar Korps Infanteri. Satu buah bendera infanteri, bendera lambang Kodam I/BB dan tas berisi lambang administrasi dan staf satuan
infanteri. Gerak gerak jalan Yonif 132/BS, akan dilewati melalui serah terima estafet ke-9 dari Yonif 100/ R di Desa Seikijang Pelalawan, yang juga menjadi awal perjalanan atau start menuju Desa mayang.
Sesudah menyelesaikan Perjalanan kemudian Yonif 132/BS melaksanakan upacara serah terima kepada Yonif 133/YS yang akan melanjutkan perjalanan selanjutnya sampai garis finis di lapangan Makorem 031/WB.(rls)
KEMENTERIAN AGRARIA DAN TATA RUANG/ BADAN PERTANAHAN NASIONAL
KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN KAMPAR Jalan Letnan Boyak No. 18 Bangkinang Telp. 0762-20215 Fax. 0762-322059 Email : kab-kampar@bpn.go.id Kode Pos 28412
Cara Penawaran : Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui surat elektronik (email) yang di akses pada sistem domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id tata cara mengikuti lelang email dapat dilihat pada menu "Tata Cara dan Prosedur & isi " Panduan Penggunaan "pada Domain tersebut. 2. Pendaftaran Calon peserta lelang dapat berupa perorangan ataupun badan usaha. Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada aplikasi lelang email (E-Auction) pada alamat domain angka dengan merekam dan mengunggah softcopy (scan) KTP (ekstensi) file.jpg atau.png) dan nomor rekening atas nama sendiri (uang jaminan akan dikembalikan langsung ke nomor tersebut. 3. Waktu Pelaksanaan a. Penawaran lelang diajukan melalui alamat domain diatas pada hari Rabu tanggal 27 Desember 2017 pukul 10.00 WIB s/d 12.00 WIB. waktu server E-Auction (sesuai WIB) b. Pembukaan penawaran lelang oleh pejabat lelang dilakukan pada hari Rabu tanggal 27 Desember 2017 pukul 10.00 WIB s/d 12.00 WIB waktu server E-Auction (sesuai WIB). 4. Uang Jaminan Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan ketentuan sebagai berikut : I. Jumlah/Nominal yang disetorkan harus sama dengan besaran uang jaminan lelang yang diisyaratkan penjual dalam pengumuman lelang dan disetor sekaligus (bukan dicicil). II. Setoran uang jaminan lelang harus sudah efektif diterima KPKNL Pekanbaru selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. III. Uang jaminan lelang disetorkan ke Nomor Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor Virtual Account (VA) akan dikirim secara otomatis dari alamat domain di atas kepada akun masing-masing peserta lelang (E-Auction) setelah berhasil pendaftaran dan data identitas dinyatakan Valid. 5. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akan dikirimkan secara otomatis dari alamat domain di atas kepada email masing-masing peserta lelang setelah uang jaminan lelang dinyatakan sah dan peserta lelang tidak masuk daftar hitam (blacklist). b. Penawaran lelang dimulai dari limit, dan dapat diajukan berkali-kali sampai batas waktu sebagaimana angka 3 huruf a dan harga penawaran yang dianggap sah dan mengikat adalah penawaran yang tertinggi. c . Peserta lelang dianggap melakukan penawaran lelang secara sadar tanpa paksaan dari pihak mana pun dan penawaran lelang bersifat mengikat dan sah. d. Peserta lelang bertanggung jawab penuh atas transaksi elektronik yang dilakukan dengan menggunakan aplikasi lelang Melalui Internet. e. Peserta lelang wajib menjaga kerahasiaan User ID dan Password masing-masing Penyelenggaraan Lelang Melalui Internet (KPKNL Pekanbaru) tidak bertanggung jawab atas segala akibat penyalahgunaan akun peserta lelang. 6. Pengembalian Uang Jaminan Lelang a. Bagi peserta lelang yang tidak disahkan sebagai pembeli, Jaminan Penawaran Lelang yang telah disetorkan akan dikembalikan seluruhnya tanpa potongan. b. Pengembalian uang jaminan lelang kepada peserta lelang yang tidak disahkan sebagai pemenang lelang, paling lambat 1 (satu) hari kerja setelah pelaksanaan lelang melalui pemindahbukuan ke Rekening yang didaftarkan peserta lelang. c . Ketentuan waktu pengembalian uang jaminan lelang sebagaimana dimaksud angka 6 huruf b tidak berlaku dalam hal terdapat kesalahan pendaftaran nomor dan nama rekening oleh peserta lelang atau keterlambatan pengembalian karena mekanisme perbankan. 7. Pelunasan Lelang Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang pembeli sesuai ketentuan yang berlaku ditujukan nomor VA pemenang yang paling lambat 5 (Lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang. Apabila terjadi wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan di atas, pemenang lelang dikenakan sanksi tidak diperbolehkan mengikuti lelang selama 6 (enam bulan) di seluruh Indonesia dan uang jaminan lelang akan disetorkan ke KasNegara. 8. Objek lelang dijual dalam keadaan apa adanya dengan segala konsekuensi biaya tertunggak atas objek lelang. Penawar/pembeli dianggap sungguhsungguh telah mengetahui apa yang telah ditawarkan.dibeli olehnya. Apabila tedapat kekurangan atau kerusakan baik yang terlihat maupun yang tidak terlihat, maka penawar/pembeli tidak berhak untuk menolak atau menarik diri kembali setelah pembelian disahkan dan melepaskan Segala hak untuk meminta kerugian atas sesuatu apapun saja. 9. Pembatalan lelang : a. Jika terjadi pembatalan lelang sebelum pelaksanaan lelang atas permintaan penjual, penetapan putusan lembaga peradilan, atau oleh pejabat lelang, maka pejabat lelang memberitahukan kepada peserta lelang melalui aplikasi lelang Internet, dan/atau papan pengumuman pada Penmyelenggara lelang melalui Internet. b. Dalam hal terjadi pembatalan lelang sebelum pelaksanaan lelang karena permintaan penjual, penetapan atau putusan lembaga peradilan atau oleh pejabat lelang, maka peserta lelang tidak berhak menuntut ganti rugi dalam bentuk apapun itu kepada pihak penjual dan/atau pejabat lelang, KPKNL Pekanbaru Kanwil DJKN Riau, Sumbar dan Kepri dan Kantor Pusat DJKN. 10. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru di Jl. Jend. Sudirman, No. 24. Simpang Tiga Pekanbaru atau melalui PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk., Kantor Wilayah Pekanbaru Sdra.Febri Chandra (No Hp. 081374733991). Mabrur Fetri A (081289823934), Abdul Hadi (082112564574), Syahril (082168043160) dan Romi Rinaldi (081364604188). Syarat-Syarat Lelang
:
SEHARUSNYA 1. Cara Penawaran : Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang (open bidding) dengan cara penawaran melalui internet dengan aplikasi yang diakses pada alamat domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id. Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu "Tata Cara dan Prosedur" dan "Panduan Penggunaan" pada domain tersebut. 2. Pendaftaran Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain di atas dengan merekam dan mengunggah sofcopy KTP serta memasukkan data NPWP dan nomor rekening atas nama sendiri. Calon peserta lelang dapat ditolak sebagai peserta lelang apabila tidak mengunggah KTP atau KTP sudah tidak berlaku walaupun akun sudah aktif/valid. 3. Uang Jaminan a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan ketentuan sebagai berikut : l Jumlah/nominal yang disetorkan harus sama dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini, dan disetorkan sekaligus (bukan dicicil). l Setoran uang jaminan lelang HARUS sudah efektif diterima KPKNL selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang. b. Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor VA dapat dilihat pada menu status lelang di alamat domain masing-masing peserta lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan sesuai dokumen yang diberikan peserta. 4. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan password/token yang akan dikirimkan secara otomatis dari alamat domain di atas kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang dan tidak ada dalam daftar hitam/blacklist serta memenuhi persyaratan. b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit.Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali-kali sesuai kelipatan yang telah ditetapkan, dengan menggunakan token lelang yang dikirimkan ke alamat email masing-masing. 5. Pelunasan Lelang Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak pelaksanaan lelang. Apabila wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan di atas, pemenang lelang dikenakan sanksi uang jaminan disetorkan ke kas negara. 6. Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Pekanbaru di Jl. Jend. Sudirman, No. 24. Simpang Tiga Pekanbaru atau melalui PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk., Kantor Wilayah Pekanbaru Sdra.Febri Chandra (No Hp. 081374733991). Mabrur Fetri A (081289823934), Abdul Hadi (082112564574), Syahril (082168043160) dan Romi Rinaldi (081364604188). Demikian kami sampai, Mohon untuk dapat dimaklumi. Terima kasih
PENGUMUMAN DATA FISIK DAN DATA YURIDIS Nomor : 1611/300.5-14.01/XI/2017 Tanggal : 09 November 2017 1. Untuk memenuhi ketentuan dalam Pasal 26 Ayat (1) Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 tentang Pedafataran Tanah, dengan ini diumumkan hasil pengumpulan data fisik dan yuridis atas bidang tanah yang terletak, luas dan asal bidang tanah seperti : - Peta Bidang Tanah Nomor : 4428/2017, Tanggal 07 Agustus 2017, NIB. 05.05.18.21.14198, seluas 2.309 M2 Terletak di : Jalan : Putaran RT/RW : Desa/Keluarahan : Karya Indah Kecamatan : Tapung Kabupaten : Kampar Atas Nama : ASNIMAR ALI Alamat : Jl. Dagang No. 03 RT. 001 RW 006 Kelurahan Kampung Tengah, Kecamatan Sukajadi, Kota Pekanbaru. - Berdasarkan Akta Jual Beli dihadapan DRS. RACHIEMI MOCHAMMAD SAID, CAmat Kampar selaku Pejabat Pembuat Akta Tanah Nomor 830/PPAT/1983 Tanggal 18 November 1983 yang berasal dari M. DASMO. - Berdasarkan Surat Pernyatan Penguasaan Fisik Bidang Tanah (Sporadik) 15 Maret 2017 yang diketahui Kepala Desa Karya Indah Reg. Nomor 593/KI/III/2017/51 Tanggal 15 Maret 2017. II. Dalam waktu 60 (enam puluh) hari sejak Pengumuman ini, kepada pihak-pihak yang berkepentingan terhadap bidang tanah dimaksud dalam pengumuman ini diberi kesempatan untuk mengajukan keberatan-keberatan mengenai pengumuman ini kepada Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Kampar. III. Apabila keberatan-keberatan dimaksud disampaikan lewat jangka waktu tersebut diatas tidak dapat dilayani. KEPALA KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN KAMPAR
RALAT PENGUMUMAN LELANG Sehubungan adanya kesalahan pada Iklan Pengumuman Kedua Lelang Eksekusi Hak Tanggungan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Pasir Pangaraian yang terbit di Koran Haluan Riau tanggal 13 Desember 2017. Berikut kami sampaikan yang diralat : Syarat-Syarat Lelang :
SEMULA
SEHARUSNYA
1. Cara Penawaran : Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui surat elektronik (email) yang di akses pada sistem domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id tata cara mengikuti lelang email dapat dilihat pada menu "Tata Cara dan Prosedur & isi "Panduan Penggunaan" pada Domain tersebut. 4. Uang Jaminan Lelang II. Setoran uang jaminan lelang harus sudah efektif diterima KPKNL Pekanbaru selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang . Demikian kami sampai, Mohon untuk dapat dimaklumi. Terima kasih
RALAT PENGUMUMAN LELANG
SEMULA
Jl. Sudirman No. 419B Pekanbaru - Riau Telp. 0761 - 862 872
Jl. Tenku Umar No. 18 A-B Pekanbaru Riau. Telp (0761) 24115. Fax (0761)34203. email: hotel.bintanglima@yahoo.co.id
1. Cara Penawaran : Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang (open bidding) dengan cara penawaran melalui internet dengan aplikasi yang diakses pada alamat domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id. Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu "Tata Cara dan Prosedur" dan "Panduan Penggunaan" pada domain tersebut. 4. Uang Jaminan Lelang II. Setoran uang jaminan lelang harus sudah efektif diterima KPKNL Pekanbaru selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang. Pekanbaru, 21 Desember 2017 PT. Bank BRI Cabang IMAM MUNANDAR Ttd Yulizar Verda Febrianto Pimpinan Cabang
HOME STAY
LIDO Jl. Nangka No. 124 A - B Telp. +62 761 21288 Pekanbaru - Riau
Taman Sari Syariah Jl. Arifin Achmad No.8 Pekanbaru Telp. 0761 857007 Fax. 0761 - 856667 email : reenhotel12@yahoo.co.id
Room Fasilitas: - Bed, AC, TV LED - Kamar mandi di dalam - Shower - Free Wi-fi 24 jam
Promo Rp. 100. 000,-
HOTEL
R.M P ANT AI P AUH PANT ANTAI PA
BINTANG LIMA - Restaurant - Meeting Room - Cafe
SEHARUSNYA
1. Cara Penawaran : Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui surat elektronik (email) yang di akses pada sistem domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id tata cara mengikuti lelang email dapat dilihat pada menu "Tata Cara dan Prosedur & isi "Panduan Penggunaan" pada Domain tersebut. 4. Uang Jaminan Lelang II. Setoran uang jaminan lelang harus sudah efektif diterima KPKNL Pekanbaru selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. Demikian kami sampai, Mohon untuk dapat dimaklumi. Terima kasih
Gedung Plaza The Central Lantai 3 Jl. Ahmad Yani No. 43 Pekanbaru - Riau Telp. 0761 - 7870 200 Fax. 0761-78702001 www.ameerahotelpekanbaru.com
AKASIA
1. Cara Penawaran : Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang (open bidding) dengan cara penawaran melalui internet dengan aplikasi yang diakses pada alamat domain www.lelangdjkn.kemenkeu.go.id. Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu "Tata Cara dan Prosedur" dan "Panduan Penggunaan" pada domain tersebut. 4. Uang Jaminan Lelang II. Setoran uang jaminan lelang harus sudah efektif diterima KPKNL Pekanbaru selambat-lambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang. Pasir Pangaraian, 21 Desember 2017 PT. Bank BRI Cabang Pasir Pangaraian Ttd Bhakti Agung Siswanto Pemimpin Cabang
Sehubungan adanya kesalahan pada Iklan Pengumuman Kedua Lelang Eksekusi Hak Tanggungan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Imam Munandar yang terbit di Koran Haluan Riau tanggal 08 Desember 2017. Berikut kami sampaikan yang diralat : Syarat-Syarat Lelang :
SUWANDI IDRIS, SH, NIP. 19620401 198301 1 001
HOTEL
Pekanbaru, 21 Desember 2017 PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk. KANTOR WILAYAH PEKANBARU
Komplek Riau Business Centre, Jl. Riau Pekanbaru 28292, Riau Telp. 0761-860988, Fax.0761-860999
Jl. Samratulangi No. 45 Pekanbaru Telp. (0761) 32080, 33461 Fax. (0761) 31870
Jl. Kuantan Raya No.120 Telp. (0761) 46883 - 46884 Fax . (0761) 46884 Pekanbaru
RUMAH MAKAN KHAS PARIAMAN SPESIFIK GULAI KEPALA IKAN KAKAP Jl. Arifin Achmad, Pekanbaru HP 0823 8823 5700, 0852 7106 4836
semua type kamar Homestay a ( Airport 5 menit sampai) Alamat : Jl. Taman Sari No. 35 Pekanbaru Telp. (0761) 853249 HP. 0812 7609 485
Advertorial
KAMIS 21 Desember 2017
3
SEDERHANA DAN BERMAKNA
Rangkaian HUT Korpri ke-46 di Rohil Berjalan Khidmat n SEJARAH SINGKAT KORPRI
K
ORPRI berdiri berdasarkan Keputusan Presiden Nomor : 82 Tahun 1971, 29 No vember 1971. Latar belakang sejarah Korpri sangatlah panjang, pada masa penjajahan kolonial Belanda, banyak pegawai pemerintah Hindia Belanda, yang berasal dari kaum bumi putera. Kedudukan pegawai merupakan pegawai kasar atau kelas bawah, karena pengadaannya didasarkan atas kebutuhan penjajah semata.
Pada saat beralihnya kekuasaan Belanda kepada Jepang, secara otomatis seluruh pegawai pemerintah eks Hindia Belanda dipekerjakan oleh pemerintah Jepang sebagai pegawai pemerintah. Setelah Jepang menyerah kepada sekutu. Bangsa Indonesia memproklamasikan kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus 1945. Pada saat berdirinya Negara Kesatuan Republik Indonesia ini seluruh pegawai pemerintah Jepang secara otomatis dijadikan Pegawai Negara Kesatuan Republik Indonesia. Pada tanggal 27 Desember 1949 Belanda mengakui kedaulatan RI, Pega-
partai yang berkuasa saat itu. Dominasi partai dalam pemerintahan terbukti mengganggu pelayanan publik. PNS yang seharusnya berfungsi melayani masyarakat (publik) dan negara menjadi alat politik partai. PNS pun menjadi terkotak-kotak.Prinsip penilaian prestasi atau karir pegawai negeri yang fair dan sehat hampir diabaikan. Kenaikan pangkat PNS misalnya dimungkinkan karena adanya loyalitas kepada partai atau pimpinan Departemennya. Afiliasi pegawai pemerintah sangat kental diwarnai dari partai
PENYERAHAN penghargaan dan penyematan pin. (pasal 10 ayat 3). Pada awal era Orde Baru dilaksanakan penataan kembali pegawai negeri dengan munculnya Keppres RI Nomor : 82 Tahun 1971 tentang Korpri. Berdasarkan Kepres yang bertanggal 29 November 1971 itu, Korpri “merupakan satu-
Prasetya KorpriPP Nomor 12 tentang Perubahan atas PP Nomor 5 Tahun 1999 muncul untuk mengatur keberadaan PNS yang ingin jadi anggota Parpol. Dengan adanya ketentuan di dalam PP ini membuat anggota Korpri tidak dimungkinkan untuk ikut dalam kancah partai politik apapun. Korpri hanya bertekad berjuang untuk mensukseskan tugas negara, terutama dalam melaksanakan pengabdian bagi masyarakat dan negara. Rangkaian HUT Korpri ke 46 Rangkaian panjang sejarah berdirinya korpri membuat Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir melakukan rangkaian dalam merenungi berdirinya hari bersejarah Korpri tersebut. Negeri Seribu Kubah melakukan rangkaian pelaksanaan hari bersejarah bagi Korpri di Kabupaten Rokan Hilir berjalan penuh makna. Meski sederhana sejumlah kegiatan yang ditaja penuh haru cita. Mulai dari pelaksaaan apel, pembagian piagam satya lencana karya satya bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) yang sudah mengabdi selama 10 tahun, 15 tahun dan 20 tahun.
Jamiluddin. Turut pula hadir pada upacara peringatan HUT Korpri yakni Sekretaris Daerah (Sekda), Drs H Surya Arpan, Ketua PN Rohil, Aswir SH, Kapolsek Bangko Kompol Agung, Dandim 0321 yang diwakilkan oleh Pasi pers Kodim 0321 / Rohil Kapt Arh Hardi, Perwakilan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) H Tatang Hartono, Kepala SOPD, perwakilan organisasi dan ratusan PNS. Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo dalam sambutan tertulis yang dibacakan Wakil Bupati Rohil, Jamiluddin mengingatkan, peringatan HUT Korpri harus menjadi momentum untuk melakukan refleksi, menjaga soliditas dan solidaritas dan harus menjadi momentum melakukan lompatan besar demi kemajuan bangsa Indonesia. "Korpri harus menjadi pilar utama pemersatu bangsa dan negara Indonesia dengan aparatur sipil negara sebagai perekat kebinekaannya," pesan Presiden yang disampaikan Jamiludin. Dia mengharapkan, setiap
ningkatkan semangat profesionalitas seluruh anggota dan mengutamakan kinerja di bidang pelayanan publik. Usai Apel HUT Korpri Wabup, Sekda DAN OPD Gelar Ziara dan Tabur Bunga Dimakam Pahlawan melakukan apel upacara HUT Korpri, Wakil Bupati Rohil Drs H Jamiluddin, bersama Sekda Drs H Surya Arfan dan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Rohil Serta Instansi Vertikal mengikuti upacara ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma Bhakti yang terletak di Jalan Utama, Bagansiapiapi, Rabu (29/11). Kegiatan tersebut digelar dalam rangka memperingati HUT Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-46 Tahun 2017. Wakil Bupati Rohil Drs Jamiluddin didampingi Sekdakab Rohil Drs Surya Arfan mengatakan, acara ini sebagai bentuk kepedulian dan menghargai jasa para pahlawan. Jamiluddin juga meminta para peserta upacara tak hanya sekedar tabur bunga tapi juga mendoakan arwah para pahlawan. "Karena jasa-jasa beliau lah
WAKIL Bupati Rohil, Drs H Jamiluddin melakukan tabur bunga di salah satu makam pahlawan. wai NKRI terbagi menjadi tiga kelompok besar, pertama Pegawai Republik Indonesia yang berada di wilayah kekuasaan RI, kedua, Pegawai RI yang berada di daerah yang diduduki Belanda (non kolaborator) dan ketiga, pegawai pemerintah yang bersedia bekerjasama dengan Belanda (kolaborator). Setelah pengakuan kedaulatan RI tanggal 27 Desember 1949, seluruh pegawai RI, pegawai RI non olaborator dan pegawai Pemerintah Belanda dijadikan Pegawai RI Serikat. Era RIS, atau yang lebih dikenal dengan era pemerintahan parlementer diwarnai oleh jatuh bangunnya kabinet. Sis-
mana ia berasal. Kondisi ini terus berlangsung hingga dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959.Dengan Dekrit Presiden ini sistem ketatanegaraan kembali ke sistem Presidensiil berdasar UUD 1945. Akan tetapi dalam praktek kekuasaan presiden sebagai kepala negara dan kepala pemerintahan sangatlah besar. Era ini lebih dikenal dengan masa Demokrasi Terpimpin, sistem politik dan sistem ketatanegaraan diwarnai oleh kebijakan Nasakom (Nasionalisme, Agama dan Komunisme). Dalam kondisi seperti ini, muncul berbagai upaya agar pegawai negeri netral dari
PENYERAHAN bantuan. tem ketatanegaraan menganut sistem multi partai. Para politisi, tokoh partai mengganti dan memegang kendali pemerintahan, hingga memimpin berbagai departemen yang sekaligus menyeleksi pegawai negeri. Sehingga warna departemen sangat ditentukan oleh
kekuasaan partai-partai yang berkuasa. Melalui Undang-Undang Nomor : 18 Tahun 1961 ditetapkan bahwa … Bagi suatu golongan pegawai dan/atau sesuatu jabatan, yang karena sifat dan tugasnya memerlukan, dapat diadakan larangan masuk suatu organisasi politik
satunya wadah untuk menghimpun dan membina seluruh pegawai RI di luar kedinasan” (Pasal 2 ayat 2). Tujuan pembentukannya Korps Pegawai ini adalah agar “Pegawai Negeri RI ikut memelihara dan memantapkan stabilitas politik dan sosial yang dinamis dalam negara RI”. Akan tetapi Korpri kembali menjadi alat politik. UU No.3 Th.1975 tentang Partai Politik dan Golongan Karya serta Peraturan Pemerintah No.20 Th.1976 tentang Keanggotaan PNS dalam Parpol, makin memperkokoh fungsi Korpri dalam memperkuat barisan partai. Sehingga setiap kali terjadi birokrasi selalu memihak kepada salah satu partai, bahkan dalam setiap Musyawarah Nasional Korpri, diputuskan bahwa organisasi ini harus menyalurkan aspirasi politiknya ke partai tertentu. Memasuki Era reformasi muncul keberanian mempertanyakan konsep monoloyalitas Korpri, sehinga sempat terjadi perdebatan tentang kiprah pegawai negeri dalam pembahasan RUU Politik di DPR. Akhirnya menghasilkan konsep dan disepakati bahwa Korpri harus netral secara politik. Setelah reformasi dengan demikian Korpri bertekad untuk netral dan tidak lagi menjadi alat politik. Para Kepala Negara setelah era reformasi mendorong tekad Korpri untuk senantiasa netral. Berorientasi pada tugas, pelayanan dan selalu senantiasa berpegang teguh pada profesionalisme. Senantiasa berpegang teguh pada Panca
TABUR bunga di makam pahlawan. Selain itu rangkaian selanjutnya memberikan bantuan kepada warga yang tertimpa musibah kebakaran yang rumahnya ludes dilalap si jago merah serta acara penutup ziarah ke makam pahlawan berikut sejumlah rangkain kegiatan Hari Ulang Tahun (HUT) Korpri ke-46 di Negeri Seribu Kubah Pemkab Rohil Gelar Apel Hut Korpri ke-46, Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menggelar upacara peringatan hari ulang tahun (HUT) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) ke46 di halaman Kantor BPKAD Jalan Merdeka, Kecamatan Bangko, Rabu (29/11). Bertindak sebagai Pembina Upacara Wakil Bupati Rohil, Drs H
anggota Korpri harus memperbaiki diri, tinggalkan cara-cara rutin dan perkuat semangat debirokratisasi. Artinya jangan berhenti berinovasi, memanfaatkan kajian ilmu pengetahuan dan teknologi untuk terobosan pelayanan publik yang efektif, efisin, transparan dan akuntable. "Sejak pertama kali berdiri, Korpri sebagai satu-satunya wadah bagi pegawai RI yang berupaya meneguhkan fungsinya sebagai perekat dan pemersatu bangsa," ucapnya. Tujuan lainnya, lanjut Jamiluddin, adalah menjaga netralisasi seluruh anggota Korpri agar tidak terlibat secara langsung di pemilukada serentak tahun depan. Serta me-
kita bisa seperti saat ini," kata Jamiludin. Jamiluddin menyampaikan di ulang tahunnya yang ke-46 ini menandakan Korpri sudah dewasa dan seharusnya bersatu. Artinya, tidak boleh saling menjatuhkan satu sama lain. HUT Korpri ini, lanjutnya, harus dijadikan momentum untuk selalu bersatu. Karena, korpri tinggal satu-satunya perekat bangsa, sedangkan yang lain sudah memiliki landasan masing-masing. "Korpri landasannya jelas abdi negara dan abdi masyarakat berdasarkan Pancasila dan UUD 1945," pungkas Jamiluddin. (ADVETORIAL PEMKAB ROHIL)
4
Gagasan
ISSN
KAMIS 21 Desember 2017
qT A J U K
HALUAN MEDIA GROUP
DITERBITKAN SEJAK : 1 AGUSTUS 2000 (RIAU MANDIRI)
PEMIMPIN UMUM
H Basrizal Koto CEO/DIREKTUR UTAMA
Zico Mardian Utama WAKIL PEMIMPIN UMUM
Sofialdi PEMIMPIN REDAKSI/ PENANGGUNG JAWAB
Doni Rahim PEMIMPIN PERUSAHAAN
Mengawasi Ketersediaan dan Harga Kebutuhan Pokok Persoalan harga dan ketersediaan barang kebutuhan pokok selalu mencuat di kala memasuki hari-hari besar seperti bulan Ramadan, Lebaran, Natal dan Tahun Baru. Di waktu-waktu ini masyarakat selalu dipusingkan dengan meroketnya harga. Tak ayal kondisi ini dengan sigap disikapi pemerintah bersama aparat. Di Riau, melalui satuan petugas (Satgas) pangan persoalan ini langsung disikapi. Bahkan, pada Rabu (21/12) kemarin, Kapolda beserta unsur Pemprov Riau meninjau langsung kondisi tersediaan dan harga kebutuhan pokok. Secara umum, Satgas tidak menemukan persoalan. Selain ketersediaannya
yang cukup, harga kebutuhan pokok masih di level standar. Namun, saat peninjauannya Satgas menemukan persoalan pada kualitas beras Rastra yang diperuntukkan bagi masyarakat prasejahtera. Di mana saat melakukan peninjauan di Gudang Bulog, Jalan Jenderal Sudirman, Pekanbaru, Satgas Pangan Riau menemukan adanya beras tak layak, karena kondisinya yang berwarna kekuningan. Kapolda Riau Irjen Pol Nandang yang ikut turun dalam sidak ini langsung berkoordinasi dengan Kepala Bulog. “Tadi ada Beras warna kuning dan tidak layak, beras Rastra itu. Nanti biar diproses ulang, dipilih
yang bagusnya. Jadi tidak akan dijual sebelum diproses ulang dan dibersihkan. Sebenarnya bisa dimakan, hanya warnanya itu. Harus direproduksi ulang oleh distributor,” ujar Kapolda. Hari itu Satgas Pangan turun meninjau ke sejumlah pasar tradisional antara lain, Pasar Sukaramai dan Cik Puan. Dari dua lokasi (Pasar) tidak ditemukan lonjakan harga pangan yang berarti. Kita apresiasi keberadaan Satgas Pangan Riau yang terdiri dari unsur pemerintah daerah dan aparat keamanan. Kehadiran Satgas jelas memberi shock therapy para spekulan yang terbiasa memainkan harga di kala hari besar
tiba. Menimbun barang, sehingga barang tidak beredar di pasaran, lantas memunculkan bahan timbunan dengan harga selangit di saat permintaan terhadap barang tersebut tinggi. Lantas, masyarakatlah yang jadi korban. Kehadiran Satgas Pangan juga menegaskan bahwa negara memang harus ikut mengawal ke akar-akar sendi kehidupan rakyatnya. Termasuk soal suplai bahan kebutuhan. Memastikan ketersediaannya. Memastikan harga yang berlaku masih di level lazim. Melakukan penindakan terhadap spekulan. Bersinergi dengan para pengusaha dan pedagang menciptakan harga pasar yang nyaman untuk semua.***
Irman Sasrianto REDAKTUR PELAKSANA
Ridha M Haztil Direktur Haluan Media Group: H. Desfandri Majid. Direktur Umum dan Pengawasan Aset: Burhani Muchtar. Dewan Redaksi: H. Basrizal Koto, H. Djufri Hasan Basri, Doni Rahim, Mohammad Moralis. Ombudsman: H. Hendri Mulya, SH. Penasehat Hukum: Alhendri Tanjung, SH, MH. Redaktur: Edwar Pasaribu, Fatmi Agustin, Edhar Darlis, Erma Sri Melyati. Sekretaris Redaksi: Yumi Staf Redaksi: Nurmadi, Renny Rahayu, Dodi Ferdian, Suherman, Nandra Piliang, Herman Jhoni, Supendi, Abdussalam, Sugianto, Tengku Harzuin, Suandri, Yusrizal, Andika (Fotografer). Manajer Pracetak/Produksi: Zul Pramana S. Wk. Manajer Pracetak : Muharmi. Manajer TI & Web: Budhy Prasetyo. Wk. Manajer IT/Website/Online: Ivan Ihromi. Kepala Desain Grafis/Iklan: Alwin Hasan. Kepala Perwakilan Daerah: Bengkalis/Meranti: Usman Malik, Inhu: Eka Buana Putra. Rokan Hulu: Agustian. Pelalawan:. Inhil: Ramli Agus. Kuansing: Hendra Wandi. Kampar: Ari Amrizal. Rokan Hilir: Jhonny S. Siak: Effendi. Dumai: Parno Sali. Jakarta: Surya Irawan. Sumatera Barat: Ismet Fanani. Kepulauan Riau: Andi. Jaringan HMG di Luar Negeri: Harimurti Dika Utama (Los Angeles, USA), Sabin Hartati (Melbourne, Australia), Dirman Haji Mustafa (Kuala Lumpur, Malaysia), Azim Muhammad Noer, Djumadi Ali (Singapura). Alamat Redaksi: Gedung Riau Pers Jalan Tuanku Tambusai No. 7 Pekanbaru 28282.
REDAKSI menerima tulisan dalam bentuk artikel, laporan perjalanan, opini, surat pembaca, diketik dua spasi maksimal 5 halaman kwarto. Redaksi juga menerima foto-foto menarik. Tulisan harus orisinil dan belum pernah dikirim ke media lain. Redaksi berhak mengedit tanpa mengubah subtansi. WARTAWAN HALUAN RIAU TIDAK DIBENARKAN MEMINTA APAPUN DARI NARA SUMBER DAN SELALU DIBEKALI KARTU PERS
Manajer Pengembangan dan Promosi: Jefri Zein, Manajer Iklan: Alexander. Staf Iklan: Liza Fauziah. Account Executive: Alimudin, Nursadik. Manajer Sirkulasi: Sahfari, Staf Sirkulasi: Agus Salim Harahap. Manager HRD/Umum Agus Salim Siregar. Kabag Keuangan: Netu Okta Fera, Staf: Jon Pendri. Koordinator Penagihan: Yandes Maksus, Staf Penagihan: Hendrik, Iklan & Sirkulasi: Hp 081275341055, 0813 65574027, 082380808035. Kantor Haluan Media Group Jakarta: Jl. Kebon Kacang XXIX. No 2A Jakarta. Telp. (021) 3161472-3161056. Faks. (021) 3153878 dan 3915790. Penerbit: PT MHR - Terdaftar sebagai anggota Serikat Perusahaan Pers (SPS) dengan No. 308/2002/06/A/ 2002. Manajer Percetakan: Irman Sasrianto. Staf Percetakan: Ramalius (Koordinator), Junaidi Koto, Rudi, Hamzah, Zulfadly, Syahratul, Wido, Hendra Saputro. Dicetak oleh PT IKMR. Alamat Percetakan/Redaksi: Gedung Riau Pers, Jalan Tuanku Tambusai No 7 Pekanbaru, Riau. Isi di luar tanggung jawab percetakan. TARIF IKLAN Full Colour Black White Halaman Satu Advertorial Pengumuman Iklan Kreatif
Rp.40.000,-/mmk Rp.25.000,-/mmk Rp.60.000,-/mmk Rp.50.000,-/mmk Rp.20.000,-/mmk Rp.60.000,-/mmk
Bundling halaman satu Rp.80.000,-/mmk Bundling halaman dalam BW Rp.40.000,-/mmk Bundling halaman dalam FC Rp.60.000,-/mmk
Menjahit Keberagaman Indonesia
INDONESIA dikenal dengan negara yang penuh dengan keberagaman, sehingga dikenal dengan istilah “Gemah Ripah Loh Jinawi” yang memiliki arti untuk menggambarkan bagaimana kekayaan yang dimiliki Indonesia, baik dari sisi sumber daya alam (SDA), maupun dari sosio kultur masyarakatnya. Guna mendiskripsikan bangsa Indonesia saja tidak lepas dari rasa kagum dan rasa syukur kepada sang Pencipta atas karunia yang diberikan. Dari Sabang sampai Marauke berjajar pulau-pulau yang masing-masing pulau memiliki SDA melimpah yang terkandung di dalamnya serta keberagaman budaya yang dianut masyarakatnya menunjukkan ciri khas bangsa Indonesia yang berbeda dari negara lain yang berada di dunia ini. Tuhan sangat sayang kepada bangsa Indonesia sehingga memanjakan masyarakatnya dengan iklim yang tidak terlalu panas dan juga tidak terlalu dingin sehingga masyarakatnya dapat bertahan hidup dengan bercocok tanam sehingga mampu menghidupi dirinya dan keluarganya sendiri. Hal ini justru berbeda dengan negara lain salah satunya Eropa, dimana tuna wisma di lindungi karena tidak mampu bertahan hidup di negara yang beriklim ekstrim tersebut sehingga mengurangi dampak kematian serta kemiskinan ya-
OLEH: Indah Rahmawati ng meningkat, sehingga perlu adanya kebijakan untuk merawat tuna wisma di negaranya. Betapa beruntungnya hidup di Indonesia. Apabila berbicara Indonesia tidak lepas dari Pancasila, setiap sila saling berhubungan dan mengandung makna yang menunjukan pribadi bangsa Indonesia. Mengartikan Pancasila untuk dikaitkan dengan Indonesia tidak bisa hanya satu poin saja untuk menghindari perpecahan antar golongan. Sila pertama, bermakna bahwa di Indonesia percaya adanya Tuhan sang pencipta alam semesta sehingga adanya pengakuan dan kebebasan untuk memeluk agama serta menghormati kemerdekaan beragama dan tidak deskriminatif antar umat beragama. Sila kedua, bermakna kesadaran akan sikap dan perilaku sesuai dengan nilai moral dalam hidup bersama atas dasar tuntutan hati nurani. Sila ketiga, bermakna bersama membangun dan membina rasa persatuan dan nasionalisme dalam keberagaman Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Sila keempat, bermakna bahwa dalam suatu pemerintahan dilaksanakan dengan cara musyawarah mufakat dan tidak main hakim sendiri. Sila kelima, bermakna sebagai dasar serta tujuan
untuk mencapai masyarakat Indonesia yang adil, makmur secara lahirian maupun batiniah. Sila-sila tersebut bertujuan untuk menciptakan rasa damai antar masyarakat yang lahir di tengah keberagaman. Keberagaman budaya serta agama, suku dan RAS merupakan peninggalan sejarah bangsa Indonesia. Keberagaman golongan yang bersatu padu mewujudkan kemerdekaan Indonesia dari kejamnya penjajahan yang ingin merebut kekayaan yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Bersatu padu tanpa melihat golongan agama, suku dan RAS namun bersama-sama merancang dasar negara dengan tujuan menjaga Indonesia dari para penjajah. Mengapa saat ini masyarakat Indonesia terkesan menggolonggolongkan? Apakah telah melupakan perjuangan para Pahlawan yang rela mati demi Indonesia bukan demi sebuah golongan? Memang saat ini penjajah yang menyerang bangsa Indonesia tidak seperti dulu yang menggunakan alat senjata perang, namun menyerang mindset masyarakat dimana perang seperti inilah yang berbahaya karena mengubah pola pikir dengan mengatasnamakan agama atau yang lainnya, karena kelemahan masyarakat Indonesia ialah
kepercayaan atas keyakinannya. Apa tidak kotor orangorang yang mengatas namakan dirinya pemuka agama atau tokoh adat dengan menyebarkan ajaran-ajaran kebencian terhadap sesama umat beragam? Apakah para pahlawan mengajarkan untuk saling memerangi sesama masyarakat di Indonesia? Apa tidak ada rasa kasian terhadap masyarakat yang telah percaya serta tidak mengetahui kebenaran yang sesungguhnya, harus ikut terjebak dalam pola pikir seperti itu. Tidak ada satupun manusia di bumi ini yang dapat meminta untuk dilahirkan seperti apa, semua itu adalah anugerah Tuhan yang patut kita hargai. Betapa beruntungnya masyarakat Indonesia, dari Sabang hingga Marauke dapat menemukan ciri-ciri fisik masyarakatnya yang berbeda sehingga patut kita banggakan dengan negara lain. Perayaan Natal sebentar lagi akan dirasakan, sorak bergembira akan terdengar, doa-doa akan menyelimuti dinginnya malam, momen yang ditunggu bertemu keluarga dan kerabat jauh, perayaan ini sama halnya dengan perayaan besar agama lainnya di Indonesia, sehingga perlu berjalan dengan hikmad dan khusyuk. Di tahun 2015, merupakan perayaan Natal
umat Kristen yang bersamaan dengan hari raya umat Islam Maulid Nabi Muhammad, namun sebuah gereja dan masjid di Malang yang terletak bersampingan masingmasing menggelar acara keagamaan. Bagi sejumlah masyarakat sekitar, momen berharga ini digunakan untuk saling membantu agar perayaan kedua hari raya tersebut berjalan dengan lancar, dengan bersama-sama mengatur keamanan dan parkir kendaraan. Hal ini menggambarkan salah satu sikap dan tindakan saling menghormati antar umat beragama di Indonesia. Inilah ciri khas bangsa Indonesia walau mayoritas penduduk memeluk agama Islam, namun ada juga yang memeluk agama Kristen, Khatolik, Hindu, Budha dan Konghuchu. Setiap agama tersebut memiliki masing-masing aturan dalam beribadah sehingga perlu dihargai, bukan malah merusak kekhusyu’an dalam beribadah dengan mengikuti oknum yang tidak bertanggung jawab dan membuat keributan. Oleh sebab itu, sebagai saudara sebangsa dan setanah air, sudah sepatutnya kita untuk tidak mudah terprovokasi oleh isu SARA dan tenggelam dalam polemik perayaan peribadatan umat agama lain yang sengaja diciptakan oleh oknum-oknum kepentingan untuk memecah belah persatuan.*** Penulis adalah Mahasiswi IAIN Kendari
Mewaspadai Difteri pada Anak BEBERAPA hari terakhir, Indonesia dikagetkan dengan maraknya orang terserang penyakit difteri. Difteri disebabkan infeksi bakteri corynebacterium diphtheriae dan biasanya mempengaruhi selaput lendir hidung dan tenggorokan. Biasanya, difteri menyebabkan sakit tenggorokan, demam, kelenjar getah bening membengkak dan lemas. Tetapi, ciri difteri yang khas adalah munculnya pseudomembran atau selaput berwarna putih keabuan di bagian belakang tenggorokan yang mudah berdarah jika dilepaskan.Hal ini yang menyebabkan rasa sakit saat menelan, kadang disertai pembesaran kelenjar getah bening, dan pembengkakan jaringan lunak di leher yang disebut bullneck. Sumbatan ini bisa menghalangi jalan napas, menyebabkan harus berjuang untuk bisa bernapas. Difteri juga bisa menyebabkan komplikasi yang seriusdimana selama fase awal penyakit atau bahkan berminggu-minggu kemudian, pasien mungkin mengalami detak jantung yang tidak normal, yang dapat menyebabkan gagal jantung. Komplikasi yang paling parah dari difteri adalah obstruksi pernapasan yang diikuti oleh kematian. Menyebarluasnya penyakit difteri ini menimbulkan keresahan di masyarakat Indonesia. Semakin meluasnya wabah difteri, juga membuat Kementerian Kesehatan akhirnya menetapkan status kejadian luar biasa (KLB). Status KLB merupakan respons darurat yang diberikan oleh pemerintah dalam mengklarifikasi dan menanggulangi wabah penyakit baik menular maupun tidak menular dalam kurun waktu tertentu. Masyarakat Indonesia tak perlu panik Ditetapkannya penyebaran
OLEH: Rahmat Effendy penyakit difteri sebagai KLB atau kejadian luar biasa oleh pemerintah bukanlah tanpa tindakan nyata lainnya. Pemerintah yang diwakili Menteri Kesehatan Nila Moeloek mengatakan, ada 3,5 vial vaksin difteri yang tersedia saat ini. Ia menilai jumlah vaksin cukup banyak untuk masyarakat karena satu vial vaksin dapat diberikan kepada 8-10 orang. Tak hanya sampai disitu, pemerintah juga telah menggenjot PT Bio Farma agar meningkatkan produksi vaksin difteri untuk persediaan pada 2018 dimana PT Bio Farma adalah produsen vaksin terbesar nomor 4 di dunia. Pemerintah juga belakangan telah melakukan vaksinasi serentak di tiga provinsi Indonesia guna menekan jumlah penderita difteri. Faktor non-medis dan pandangan masyarakat. Di luar faktor medis, sejumlah hal di bawah ini juga menjadi penyebab tidak langsung meningkatnya penyebaran penyakit difteri di masyarakat. Yaitu, banyak orangtua tidak suka terhadap efek yang ditimbulkan oleh imunisasi DPT terhadap anak seperti suhu badan anak menjadi panas, lingkungan padat dan jumlah anggota penghuni rumah yang banyak ikut menyebabkan pola penularan difteri lebih cepat, berita vaksin palsu yang merebak pada Juni 2016 walau telah ditangani oleh Kementerian Kesehatan dengan cara vaksinasi ulang di daerah beredarnya vaksin palsu masih mempengaruhi pandangan sebagian masyarakat terhadap fungsi vaksin, pendidikan rendah orang tua sangat mempengaruhi perilaku dan tingkat pengetahuan mereka tentang cara hidup sehat
dan bersih serta manfaat pemberian imunisasi bagi anaknya, kurangnya gaya hidup sehat dan bersih yang ditanamkan di sekolah membuat banyak anak sekolah ketularan difteri di sekolah, adanya pandangan sebagian masyarakat bahwa vaksin itu haram walau hal tersebut telah diklarifikasi oleh pemerintah melalui Majelis Ulama Indonesia dan danya pandangan bahwa kekebalan tubuh sebenarnya sudah ada pada setiap tubuh individu. Sekarang tinggal bagaimana menjaganya dan bergaya hidup sehat, sehingga tidak perlu imunisasi. Pentingnya peran orangtua dalam kasus ini. Terkait meningkatnya kasus difteri di beberapa tempat, orangtua sebaiknya mengenali gejala awal penyakit ini. Gejala awal difteri bisa tidak spesifik, yakni demam tidak tinggi, nafsu makan menurun, lesu, nyeri menelan dan nyeri tenggorok dan sekret hidung kuning kehijauan dan bisa disertai darah Walau begitu, ada tanda khas pasien mengalami difteri yang bisa dilihat dari tenggorokannya, yakni ditandai berupa selaput putih keabuabuan di tenggorok atau hidung, yang dilanjutkan dengan pembengkakan leher atau disebut sebagai bull neck. Jika pada diri anak terdapat ciri-ciri seperti itu, maka orang tua jangan hamya diam tak melakukan apa apa. Orang tua harus memberi perhatian khusus dan segera memeriksakan anaknya. Bagi orang tua yang pada anaknya tidak ada indikasi penyakit difteri ini, maka alangkah baiknya memperhatikan keseharian sang anak. Jangan biarkan anak jajan
sembarangan karena makanan yang tak sehat berpotensi membuat anak sakit. Orang tua harus mau sedikit repot dengan membuatkan sang anak bekal makanan yang sehat baik untuk ke sekolah maupun bermain dengan temannya. Paling tidak
dengan membuatkan anak makan, orang tua bisa memastikan kehigienisan makanan tersebut. Sehingga anak dapat terhindar dari berbagai penyakit yang tentunya tak diinginkan. *** Penulis Adalah kontributor Lembaga Studi Informasi Strategis Indonesia (LSISI)
POKOK PIKIRAN
Harga Pertalite Melambung, Dewan Bersuara DIBANDINGKAN dengan daerah lain, harga bahan bakar minyak (BBM) jenis pertalite di Riau termasuk yang cukup tinggi. Berangkat dari kondisi ini, Komisi II DPRD Riau meminta Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Riau untuk mengkaji perubahan pajak Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite di Riau. Demikian dikatakan Wakil Ketua Komisi II DPRD Riau Karmila Sari. Dikatakan Karmila, saat ini pajak Pertalite masih tinggi mencapai 10 persen. Hal ini mengakibatkan KARMILA SARI harga Pertalite di Riau lebih tinggi dibamdinhkan daerah lainnya. Memang Anggota DPRD Riau sesuai prosedur, jika ingin menurunkan pajak tersebut harus dibuat perda (peraturan daerah,red) baru sehingga harus dimasukkan dalam Prolegda (Program Legislasi Daerah,red) terlebih dahulu. Sehingga pembahasan perda tersebut baru bisa dilakukan pada 2018 mendatang, Untuk, kata Politisi Partai Golongan Karya (Golkar) itu, perda perubahan pajak Pertalite tersebut harus ada inisiasi dari Bapenda Riau terlebih dahulu.***
POJOK HALUAN -Dana BTT mengalir ke jaksa dan hakim *Astafrillahalhazmim, usut tuntas ye pak cik.. -Harga Pertalite di Riau tinggi sekali *Teliti dan lakukan sidak dong..
Hukrim
KAMIS 21 Desember 2017
5
PERTANDINGAN SEPAK BOLA MAHASISWA DI STADION KH NASUTION
Berujung Ricuh Antar Dua Fakultas PEKANBARU (HR) (HR)-Kericuhan terjadi usai laga sepakbola antar mahasiswa Universitas Riau (Unri) di Stadion Kaharuddin Nasution Pekanbaru, Rabu (20/12) malam. Setelah pemberian trofi, dua massa dari Fakul-
tas berbeda bentrok. Informasi yang dirangkum di
lapangan, ada dua fakultas yang terlibat bentrokan. Entah bagaimana mulanya, kedua massa tiba-tiba ribut, yang diduga dipicu adanya provokasi. Walhasil, antar mahasiswa beda fakultas tersebut akhirnya saling serang, menyebabkan adanya korban yang terluka.
TERUNGKAP PASCA DIBEKUK TIM EAGLE POLDA RIAU
Emas Hasil Rampokan Bernilai Rp140 Juta Dilebur di Jakarta PEKANBARU (HR)-Dua kilogram emas hasil rampokan lima kawanan Bandit bersenjata api yang dibekuk oleh Tim Eagle Jatanras Subdit III Reskrimum Polda Riau, ternyata dilebur para pelaku di Jakarta. Dengan begitu, lebih mudah bagi mereka untuk menjualnya. Hal itu diungkapkan Kapolda Riau Irjen Nandang, saat ekspos, Rabu (20/12) siang. Emas hasil curian tersebut ditaksir dibanderol sebesar Rp140 juta. "Nilai emasnya Rp140 juta. Itu mereka lebur di Jakarta," sebut Jenderal Bintang dua ini di hadapan awak media. Uang hasil kejahatan tersebut kemudian dipergunakan untuk berbagai keperluan, diantaranya membayar utang, membeli berbagai kebutuhan (Pakaian, red) dan lain sebagainya. Apakah juga digunakan membeli Narkoba, hal itu masih didalami kepolisian. "Kalau untuk (Membeli, red) Narkoba kita masih dalami. Memang
salah seorang pelaku ini residivis terkait kasus Narkotika dan baru bebas dari penjara," sambung Nandang didampingi Direktur Reskrimum AKBP Hadi Poerwanto, Kabid Humas, Kasubdit III dan Kapolres Pelalawan. Kelima tersangka ini, antara lain berinisial Bn, Bs, Oy, Sp alias Bidin, MA alias Puntung. Tiga orang (Sp alias Bidin, MA dan Oy, red) terpaksa dilumpuhkan dengan timah panas petugas di kakinya. Sementara seorang lagi, yakni EP alias Edy masih buron (DPO Polda Riau). Tidak hanya terbilang sadis dan beraksi menggunakan senjata api, empat orang dari komplotan tersebut ternyata resividis atas kasus pencurian disertai kekerasan serta narkoba. Bisa dibilang, penjara tidak membuat kapok mereka. Tepat pada tanggal 6 Desember 2017, enam perampok ini akhirnya beraksi dengan mencegat mobil korban bernama Firdaus, M Nasir dan Wa-
ti yang tak lain pedagang emas. Aksi itu dilakukan di Jalan Lintas Timur, Simpang Muara Sako Pelalawan. Ketika itu ketiga orang korban baru pulang berdagang emas di Pasar Langgam. Saat itu, masingmasing pelaku memiliki peran. MA bertindak sebagai sopir, sementara Oy dan SP bertugas menodongkan senjata api kepada korbannya agar tidak melawan. Sedangkan Bn mempersenjatai diri dengan kunci inggris dan EP menggunakan martil yang dipakai untuk memecahkan kaca mobil korbannya. Setelah sukses menggasak emas dan uang tunai puluhan juta Rupiah, para pelaku lantas dibuang dengan kondisi masih terikat di Simpang Maredan, Kecamatan Tenayan Raya, Kota Pekanbaru Provinsi Riau. Memang saat itu, korban sempat diikat oleh Bn agar tidak macam-macam dan melakukan perlawanan. (grc/mel)
Kabarnya, yang terkena sasaran kericuhan sudah mendapat perawatan medis. Hingga Rabu malam sekitar pukul 21.00 WIB, kerumunan massa masih tampak di halaman Stadion megah ini. Keributan tidak hanya terjadi di dalam stadion ketika itu, namun juga sampai ke luar (halaman, red). Aparat dari Polresta Pekanbaru yang tiba di lokasi langsung melaku-
HALUAN
kan langkah antisipasi dengan memisahkan masing-masingnya. Kepolisian juga bernegosiasi untuk menenangkan massa yang bertikai, agar sama-sama meredam emosi. Saat ini, situasi sudah kondusif. Namun beberapa saat lalu, sempat ada keributan kecil, karena ada sekelompok orang melakukan provokasi dengan melempar benda ke dalam area stadion, tempat ma-
hasiswa salah satu fakultas ini berkumpul. Untung saja polisi dapat segera meredam, sehingga tidak terjadi bentrokan susulan. Selain itu, tampak juga truk polisi dan kendaraan taktis terparkir, dan puluhan aparat berjaga-jaga di halaman Stadion Kaharuddin Nasution tempat kericuhan terjadi. "Ini keributan antara mahasiswa yang sedang bertanding sepakbola, per-
tandingan sudah usai ketika itu, mungkin karena ketersinggungan dan saling ejek jadi saling lempar," tutur Kapolsek Rumbai Pesisir Kompol Robinson Saragih. Namun Robinson enggan mengungkapkan, fakultas apa yang terlibat keributan tersebut. Yang jelas ia memastikan, sudah dilakukan mediasi antara keduanya. "Sudah, sudah dimediasi," singkatnya. (grc/mel)
RIAU/DODI
IMBA UANIMBAU AN-Jelang Ops Lillin Siak 2017, Satlantas sampaikan imbauan keselamatan kepada masyarakat di dalam Bus TMP. Berita terkait Halaman 9.
DIDUGA MESUM
Sepasang Remaja Ditangkap Polisi INHIL (HR)-Sungguh luar biasa kelakuan anak zaman sekarang atau bisa dibilang 'Kids Zaman Now'. Banyak yang tak memikirkan akibatnya ketika melakukan perbuatan yang di luar batas. Remaja pria, Kids (15) sebut saja begitu, warga Desa Sekara, Kecamatan Kemuning Inhil terpaksa berurusan dengan polisi setelah nekat melakukan hubungan intim layaknya suami istri dengan kekasihnya. Kids dilaporkan oleh Rama (38 tahun) yang juga warga Desa Sekara, orang tua remaja wanita, sebut saja Now (14), karena diduga
telah melakukan pencabulan terhadap anaknya, Minggu (17/12) sekira pukul 22.00 WIB di Desa Sekara, Kecamatan Kemuning, Kabupaten Indragiri Hilir. Seperti yang diceritakan Kapolres Indragiri Hilir AKBP Christian Rony Putra SIK melalui Kapolsek Kemuning Kompol Lilik Surianto. Kejadian itu berawal dari kecurigaan istri pelapor, sebut saja Sinta (34) yang malam itu mendengar jendela kamar anaknya terbuka. Sinta segera mengecek kamar anaknya. Betapa terkejutnya Sinta, karena dalam kelambu, selain
anak gadisnya, juga ada seorang lelaki yang diduga telah lakukan perbuatan mesum dengan putrinya itu. Sontak saja, lelaki yang sudah dikenalnya itu langsung melarikan diri lewat jendela tempat dia masuk awalnya. Ibu yang curiga itu, kemudian menanyai Now, tapi tak ada jawaban yang keluar dari bibir putrinya. Tak lama kemudian karena mendengar ada keributan, sang Bapak Rama pun masuk ke dalam kamar. Setelah mendapat penjelasan dari istrinya, Rama lalu melaporkan kejadian tersebut kepada Ketua RT
setempat yang lantas meneruskannya ke Polsek Kemuning. Mendapat laporan dari pihak korban, Kapolsek Kemuning memerintahkan Tim Opsnal Polsek Kemuning, untuk menyelidiki keberadaan pelaku. Kids akhirnya dapat diamankan, di rumah salah seorang warga di Desa Sekara, Senin (18/12) sekira pukul 22.00 WIB. "Saat ini, mengingat pelaku masih di bawah umur, perkara dilimpahkan ke Unit PPA Sat Reskrim Polres Indragiri Hilir, untuk proses penyidikan lebih lanjut," tutup Kapolsek. (grc/mel)
DIDUGA SERING TERJADI TRANSAKSI SABU DI JALAN KARANG ANYER DURI
Polisi Amankan Seorang Pemuda DURI (HR)-Kepolisian Sektor (Polsek) Mandau mendapat laporan dari warga di Jalan Karang Anyer, Kelurahan Air Jamban, Kecamatan Mandau, Kabupaten Bengkalis, Riau, diduga sering adanya transaksi narkoba jenis sabu. Berdasarkan laporan itu, Tim Opsnal Polsek Mandau melakukan penyelidikan di daerah tersebut, Rabu (20/12) sekira pukul 13.00 WIB. Agar aksinya tak diketahui, polisi pun mencari
tempat persembunyian yang aman. Sekira pukul 14.00 WIB, Tim Opsnal melihat seseorang mengendarai sepeda motor dan berhenti di depan warung. Tak lama kemudian, keluar seseorang berinisial JR (32) dari samping warung tersebut. JR terlihat akan memberikan sesuatu yang dibungkus kertas kepada pengendara sepeda motor. Tak ingin JR membuang bungkusan yang diduga sabu, tim opsnal pun lang-
sung bergerak mengamankan JR. Namun sayang, pengendara sepeda motor berhasil kabur. Kapolres Bengkalis, AKBP Abas Basuni mengatakan hal tersebut kepada GoRiau.com melalui Kapolsek Mandau, Kompol Ricky Ricardo. Dirinya juga membenarkan adanya penangkapan terhadap JR. "Saat digeledah, JR mengakui sabu yang dibungkus kertas itu merupakan miliknya yang akan dijual. Sabu itu akan di-
jual JR seharga Rp200 ribu," kata Kompol Ricky. Selain sabu, polisi juga mengamankan sebuah telpon genggam milik JR. Saat ini, JR beserta barang bukti sudah diamankan di Mapolsek Mandau guna penyidikan lebih lanjut. "Kami selalu berpesan agar warga menjauhi yang namanya narkoba. Sesuai dengan motto Polres Bengkalis, Bang Beben (Bangga Bengkalis Bebas Narkoba)," jelas Kompol Ricky. (grc/mel)
Advertorial
6
KAMIS 21 Desember 2017
TIM Satgas Pangan foto bersama usai menggelar operasi pasar.
=SATGAS PANGAN GELAR OPERASI PASAR DI KAMPAR
Ketersediaan Sembako Dipastikan Aman KEP ALA DKP dan Kapolres Kampar menjawab sejumlah pertanyaan KEPALA wartawan usai Operasi Pasar.
KEP ALA DKP Ir. Aliman Makmur, M.Si bersama Kapolres Kampar dan KEPALA jajaran berdialog dengan penjual telur di Plaza Bangkinang dalam kegiatan Operasi Pasar.
SK
MEMASTIKAN ketersediaan pangan di Kabupaten Kampar, menjelang Natal dan Tahun Baru 2018, Kapolres Kampar AKBP Deni Oktavian SIK MH, Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Kampar, Aliman Makmur dan Tim Satgas Pangan, Rabu (20/12) menggelar Operasi Pasar dengan sasaran Plaza Bangkinang. Dalam operasi ini, tim menemui sejumlah pedagang di pasar dan melakukan survey sejumlah kebutuhan pokok, seperti beras, daging, cabe, bawang, telur, dan kebutuhan lainnya. “Dari hasil pantauan kita, memang ada kenaikan sejumlah komoditi tapi naiknya tidak signifikan, jadi dalam batas normal,” terang Kapolres didampingi Kepala DKP usai menggelar OP. Sementara itu, Kepala Dinas
Ketahanan Pangan Kampar, Aliman Makmur mengatakan, dalam beberapa bulan ini, tim satgas rutin melakukan pemantauan harga pasar. Dari pantauan itu, tidak ada kenaikan harga sembako yang signifikan. “Mengantisipasi kelangkaan kebutuhan pokok, kita sudah menyusun langkah-langkah, salah satunya, memastikan pasokan Sembako aman hingga Tahun 2018. Kebutuhan itu dipasok dari dalam kabupaten, dan tidak mengandalkan dari luar daerah seperti Sumbar saja,” ucap Aliman Makmur. Pantauan di lapangan, harga daging masih stabil Rp120.000 per-kilogram, harga cabe keriting naik Rp5 ribu per-kilogram, dari Rp40.000 per-kilogram naik menjadi Rp45.000.
KAPOLRES dan Kepala DKP memeriksa harga daging. “Harga daging sejak empat tahun terakhir tetap stabil Rp120.000 perkilo, paling naiknnya menjelang lebaran, bisa menjadi Rp130.000 sampai Rp140.000 perkilogram. Pasokan daging kita juga dari dalam Kabupaten
Kampar,” ujar Salman, pedagang daging yangmengaku sudah 20 tahun berjualan daging. Bawang merah juga mengalami kenaikan, sebelumnya Rp17.000 per-kilogram, kini naik menjadi Rp19.000 per-kilogram.(adv)
R
=PIALA LIGA INGGRIS
Menang Penalti Manchester City ke Semifinal LEICESTER (HR) (HR)-Manchester City melangkah ke semifinal Piala Liga Inggris atau Carabao Cup. Pada perempat final, The Citizens menang adu penalti 1-1 (4-3) atas Leicester City di Stadion King Power, Selasa (19/12) atau Rabu dini hari WIB. Adu penalti dilakukan setelah kedua tim bermain imbang selama 120 menit. Bernardo Silva membawa tim tamu unggul pada menit ke26, tetapi disamakan Leicester City pada pengujung waktu normal. Pada pertandingan ini,
Manchester City tampil mendominasi permainan pada babak pertama dengan 58 persen penguasaan bola. Mereka punya tujuh peluang dengan empat di antaranya tepat sasaran, berbanding empat milik Leicester. Dominasi itu membuahkan
satu gol melalui Bernardo Silva pada menit ke-26. Ia berhasil menceploskan bola ke gawang Ben Hamer seusai menerima umpan dari Ilkay Guendogan dan melepas tembakan dari dalam kotak penalti Leicester. Kendati demikian, pada babak kedua, giliran Leicester pegang kendali. The Foxes punya lima tembakan berbanding satu milik tim tamu. Secara dramatis, Leicester bisa memaksa hasil imbang dalam 90 menit. Gol penyama kedudukan tuan rumah tercipta pada menit pertama dari 8 menit injury time. Bermula dari pelanggaran Kyle Walker terhadap Demarai Gray di kotak terlarang, tuan
rumah mendapat penalti. Jamie Vardy sukses menjebol gawang The Citizens dari titik putih, membuat skor 1-1, dan memaksakan perpanjangan waktu. Tak ada gol tercipta pada perpanjangan waktu. Penentuan pemenang pun harus melalui adu penalti. Dalam adu penalti dengan format ABBA, Manchester City lebih beruntung. Ilkay G u e n d o g a n , Yay a To u re , Lukas Nmecha, dan Gabriel Jesus sukses menjalankan tugasnya. Dari kubu Leicester, cuma tiga penendang pertama Christian Fuchs, Harry Maguire, Vicente Iborra - yang
Performa Ozil Semakin Membaik LONDON (HR)-Eks striker Arsenal Ian Wright justru mengkhawatirkan performa Mesut Oezil yang belakangan meningkat. Menurutnya, Oezil sedang berusaha menarik minat klub lain. Performa Oezil belakangan ini menuai pujian dari Arsene Wenger. Terakhir, gelandang internasional Jerman itu mencetak gol kemenangan Arsenal atas Newcastle. Wenger menyebut Oezil menampilkan permainan terbaiknya sejak direkrut pada 2013. Namun masa depan Oezil di Arsenal sedang jadi tanda tanya. Kontraknya akan berakhir pada musim panas tahun depan dan hingga kini belum ada tandatanda positif terkait kontrak baru. -Situasi itu mulai membuat Oezil dikaitkan dengan sejumlah klub besar Eropa. Terakhir, Manchester United disebutsebut tertarik untuk menggaet
pemain berusia 29 tahun itu. Wright pun khawatir peningkatan performa itu merupakan bentuk upaya Oezil untuk menarik minat klub lain. Dia juga mengaku tak akan terkejut apabila Oezil tidak memperpanjang kontraknya di Arsenal. “Mesut Oezil akhirnya jadi pemain yang diharapkan semua orang sejak hari pertama dia di Arsenal,” Wright mengatakan seperti dikutip London Evening Standard. “Melihat itu saat ini tentu luar biasa, tapi juga membuat saya merasa bahwa hanya ada satu alasan untuk itu: di bersiap untuk pergi. Bukan kebetulan jika Oezil meningkat mendekati Januari di tahun terakhir kontraknya ketika dia akan bebas bicara dengan klub lain.” “Saya harap saya salah, tapi saya takut saya benar. Melihat waktu dari peningkatannya yang mendadak, saya akan terkejut
jika Oezil meneken kontrak baru dan bertahan di Arsenal,” dia menambahkan.(ria/dtc)
MESUT OEZIL
sukses. Nahas bagi dua pemain andalan Leicester, Jamie Vardy dan Riyad Mahrez, yang tembakannya melebar dan ditepis Claudio Bravo. Manchester City pun melangkah ke semifinal dengan keunggulan 4-3 via adu penalti. Mereka menjadi tim kedua yang lolos ke semifinal setelah Arsenal, beberapa saat lalu. Arsenal lolos setelah menang 1-0 atas West Ham United di Stadion Emirates. Dua laga perempat final lain baru akan berlangsung pada Rabu (20/12) atau Kamis dini hari WIB. Chelsea akan berhadapan dengan AFC Bournemouth di Stamford Bridge pukul 02.45 WIB. (ria/kpc)
EKSPRESI Pelatih Manchester City, Josep Guardiola merayakan kemenangan atas Leicester City pada laga Piala Liga Inggris di King Power Stadium, Leicester, (19/12/2017). Manchester City menang lewati penalti 4-3.
Lewandowski Mengejar Rekor Mueller dan Heynckes JAKARTA (HR)- Penyerang FC Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, mencetak gol yang ke-166 di Liga Jerman saat membawa timnya menang atas FC Koeln pada Kamis (13/ 12). Gol tersebut menempatkan Lewandowski di posisi ketiga penyerang terproduktif di Liga Jerman. Lewandowski meraih 166 gol dari 242 penampilan. Artinya, jika diratarata, dia membuat 0,68 gol per pertandingan. Nilai ini membuat penyerang asal Polandia tersebut ada di peringkat ketiga penyerang terproduktif di Liga Jerman. Seperti dihimpun BolaSport, catatan gol Lewandowski dimulai saat dia bermain untuk Borussia Dortmund pada 2010. Selama empat tahun di klub tersebut, Lewandowski menciptakan 74 gol di Liga Jerman. Catatan itu berlangsung sampai dia pindah ke Bayern pada 2014. Lewandowski sejauh ini sudah mencetak 92 gol untuk Bayern di Liga Jerman.
LEWANDOWSKI Produktivitas tersebut mengantarkan Lewandowski dua kali menjadi pencetak gol terbanyak Liga Jerman, masing-masing pada 2013-2014 (20 gol) dan 2015-2016 (30 gol). Jumlah golnya pada 2015-2016 juga menjadikan Lewandowski sebagai striker non-Jerman pertama yang bisa
mencetak 30 gol dalam satu musim. Lewandowski hanya kalah dari mantan pemain yang sama-sama pernah berstatus sebagai penyerang FC Bayern Muenchen yakni Gerd Mueller dan Jupp Heynckes. Mueller mencetak 365 gol dari 427 penampilan untuk Bayern selama bermain untuk klub tersebut dari 1964 hingga 1979. Rasio gol Mueller mencapai 0,85 per pertandingan dan menjadikannya penyerang paling mematikan di Liga Jerman saat ini. Di sisi lain, Lewandowski juga masih harus mengalahkan catatan gol Heynckes. Pria yang kini menjadi pelatih Lewandowski tersebut mencetak 220 gol di Liga Jerman dari 369 pertandingan (rasio gol 0,59). Meski dari rasio kalah, Heynckes unggul dari segi jumlah gol. Namun, Lewandowski masih punya banyak waktu untuk mengejar catatan tersebut. Apalagi, kontraknya di Bayern belum akan habis dalam waktu dekat karena dia terikat di Allianz Arena hingga 2021.(ria/kpc)
Sambungan
KAMIS 21 Desember 2017
7
Dana... HAKIM Bambang Myanto pun bertanya kenapa diajukan ke Bupati. "Ini kan urusan dinas. Saudara tidak ada anggaran. Kalau diajukan ke yang lebih tinggi, tentu tidak mungkin anda tidak tahu ke anggaran apa yang diajukan," ucap Bambang. "Karena Bupati yang meminta permohonan," kata Davidson. Ternyata, tak hanya satu kali, ada pencairan lain untuk Kejaksaan. "Untuk acara Pisah Sambut Kejari, diajukan ke Bupati. Diajukan permintaan. Kan, Kejaksaan waktu itu Pak Furkon. Kasi Pidum (Kepala Seksi Pidana Umum)," ungkap Davidson. Hakim Bambang kaget lalu bertanya. "Pakai logo Kejaksaan?," tanya Bambang. "Pakai surat biasa saja, Pak," jawab Davidson. "Yang menerima siapa?," lanjut Bambang. "Jaksanya, pak. Pak Furkon itu," jawabnya. "Memang ada kegiatannya?," kata Bambang. "Ada pak," jawab David. Makin penasaran, Hakim Bambang kembali bertanya. "Kalau untuk Pengadilan?," tanyanya. "Ada pak," jawabnya. "Melalui Saudara atau langsung Bupati?," tanya Bambang. "Melalui saya pak," jawabnya. "Yang menerima uang siapa?," tanyanya lagi. "Yang mengajukan ke saya satu orang," jawab Davidson. Dialog dalam sidang itu cukup mengagetkan. Hakim terus menggali keterangan Davidson. Ada Jaksa yang terima melalui Davidson, ada juga mengambil sendiri. Jumlahnya masing-masing berkisar Rp20 hingga Rp25 juta. Sedangkan dari pihak Pengadilan, ada juga hakim yang mengajukan proposal melalui Davidson. Namun, pengambilannya dilakukan sendiri-sendiri dengan jumlah masingmasing berkisar belasan juta. "Pak Jaksa. Tolong siapkan bukti yang Rp20 juta," kata Firdaus Ba'syir, Kuasa Hukum Lahmudin. Ia penasaran. Jaksa, Davidson dan
n Dari Hal. 1 Firdaus bersama-sama maju ke hadapan Hakim memeriksa bukti kwitansi itu. Ternyata, semua proposal itu, diakuinya diajukan ke Bupati Harris dan dicairkan dengan tanda terima atau kwitansi. Sejak kasus ini bergulir, Davidson mengaku telah mengembalikan dana yang diambilnya itu. Namun, untuk pihak Kejaksaan dan Pengadilan yang mencairkan sendirisendiri itu, belum terungkap apakah sudah dikembalikan kepada negara. Sebelumnya, Hakim sempat meminta pengetahuan Davidson selaku Kabag Hukum soal Surat Keputusan (SK) Bupati Pelalawan HM Harris tahun 2012 tentang dana Bantuan Tak Terduga. Dilansir dari Beritariau.com, kepada Majelis hakim, Davidson membeberkan, sebelum SK itu dikoreksi oleh Bagian Hukum, pengajuan SK itu diajukan oleh SKPD masingmasing. Setelah dibahas, dikoordinasikan ke Bagian Hukum lalu dikembalikan ke SKPD masing-masing dan terakhir ke Bupati untuk ditandatangani. "Ada tidak SK nya," tanya Bambang. "Ada pak," jawab Davidson. Anehnya, meski mengaku terlibat dalam proses pembuatan SK itu, jawaban Davidson tampak membuat hakim bingung. "Saudara tahu tidak Bantuan Tak Terduga itu untuk apa?," tanya Bambang. "Tidak tahu, pak," jawabnya. Hakim Bambang pun kaget. "Masak gak tau. Saudara ini Kabag Hukum," kata Hakim Bambang kesal. Lantaran Davidson selaku Kabag Hukum yang mengaku memproses SK dan malah terlibat mengajukan dan mencairkan dana BTT, terdakwa Lahmudin pun angkat bicara "Waktu kwitansi anda tandatangani, apakah Saudara tahu dasar pencairan itu adalah SK Bupati," tanya Lahmudin. Anehnya, Davidson mengaku tak tahu. Usai Davidson, Hakim pun memeriksa seorang
saksi bernama Suryadi. Ia merupakan ajudan Bupati HM Harris tahun 2012 hingga 2013. Ia diperiksa atas kaitan dengan pembelian kamera. Lagi-lagi, pengakuan saksi ini mengarah ke Bupati HM Harris. Selaku pengguna kamera itu, Suryadi mengaku awalnya Ia mengajukan pembelian kamera ke Kabag Umum. Lalu, beberapa waktu kemudian, Ia menerima kamera yang diserahkan oleh terdakwa Andi Suryadi dari pihak DPKAD. "Kamera itu untuk dokumentasi pimpinan bisa Bupati dan Wakil Bupati yang sifatnya dadakan. Kamera, Tele dan Tas," kata Suryadi. Firdaus yang juga selaku Kuasa Hukum Andi Suryadi, melakukan pemeriksan terhadap seluruh keterangan Suryadi di Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Suryadi. Suryadi pun membenarkan. Agenda sidang malam itu berakhir dengan pemeriksaan saksi untuk terdakwa Kasim yang merupakan pegawai swasta. Kasim hadir didampingi Kuasa Hukumnya, DR Suhendro. Namun terpaksa dibatalkan, lantaran saksi dari Labersa Golf, terkait aliran dana ke acara Persatuan Golf Indonesia (PGI) Cabang Kabupaten Pelalawan itu, ternyata sudah tak bekerja di Labersa lagi. JPU pun menyerahkan bukti Surat Pengunduran diri General Manager Labersa Golf tersebut. Sidang lanjutan akhirnya ditunda hingga Rabu 3 Januari 2018 mendatang. "Kita jadwal sore saja," kata hakim sebelum mengetuk palu penundaan sidang. Seperti diketahui, dalam kasus ini, JPU Marel SH dan Abu Abdul Rahman SH menjerat tiga terdakwa. Mereka adalah mantan Lahmudin, dan anak buahnya, Andi Suryadi serta seorang pegawai swasta bernama Kasim. Perbuatan ketiga terdakwa itu terjadi tahun 2012 lalu. Berawal ketika itu DPKAD Pelalawan mendapat anggaran ter-
sebut. Dana itu, awalnya untuk penyaluran bantuan untuk bencana alam atau bantuan yang bersifat sosialitas kemasyarakatan. Namun diperjalanannya, dana itu justru disalurkan tak tepat sasaran. Akibatnya, terjadi penyimpangan atau penyelewengan dalam menyalurkan bantuan yang umumnya bersifat fiktif. "Perbuatan Lahmudin, selaku Kepala DPPKD dibantu Andi Suryadi, seorang PNS Pelalawan dan Kasim dari pihak swasta telah merugikan keuangan negara sebesar Rp2,4 miliar lebih," terang JPU dalam sidang dakwaan sebelumnya. Akibatnya, ketiga terdakwa dijerat dengan Pasal 2 ayat 1 jo Pasal 3 juncto Undang Undang Nomor 31 Tahun 1999 sebagaimana diubah dan ditambah dengan Undang Undang Nomor 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Korupsi juncto Pasal 55 ayat 1 ke 1 KUHP. Sebelumnya, pada penahanan Lahmudin oleh penyidik Pidsus Kejati Riau pada 06 September 2017 lalu, Aspidsus Kejati Riau membeberkan modus yang digunakan para tersangka korupsi dana BTT ini. "Modusnya antara lain, pertama, penggunaan dana tidak sesuai peruntukan, kedua, penggunaan dana tidak sesuai peruntukan dan tidak bisa dipertanggungjawabkan, ketiga, penggunaan dana tidak sesuai peruntukkan dan kegiatannya fiktif," sebut Sugeng, saat itu. Bupati Pelalawan HM Harris dan Dua Putranya Ternyata, kasus ini menjadi sorotan lantaran Bupati HM Harris ikut terseret sebagai terperiksa. Tak hanya dirinya, dua putra kandungnya, yakni Budi Artiful dan Adi Sukemi juga dihadirkan ke ruang sidang. Ternyata, dalam setiap tujuan peruntukan dana itu, baik HM Harris dan dua putra itu, memiliki kaitan. Budi Artiful dan Adi Sukemi telah menjalani pemeriksaan di persidang-
digunakan dalam surat dakwaan Novanto tidak berubah. Nilainya sama dengan dua dakwaan sebelumnya, di mana jaksa belum mencantumkan jumlah uang yang diterima Novanto. Namun, Febri menyatakan, tidak tepat jika
pengacara mantan Ketua Umum Partai Golkar itu mengajukan hal tersebut dalam eksepsi. Sebab, hal tersebut masuk dalam pokok perkara. Advertisment "Seharusnya materi eksepsi yang sudah diatur jelas dalam undang-un-
dang dipahami oleh pihak SN," ujar Febri. Setelah eksepsi ini, lanjut Febri, KPK akan memberikan jawaban dari seluruh poin eksepsi tersebut. Jawaban dari eksepsi akan disampaikan KPK pada persidangan berikutnya.(ria/kpc)
menjadi wakil ketua dewan kehormatan. Dari data itu, posisi Mahyudin diganti oleh Titiek Soeharto. Mahyudi diminta jadi ketua Fraksi Golkar di MPR. Sayang draf itu belum ditanda tangani oleh Airlangga dan Sekjen Eko Wiratmoko. Sarmuji menegaskan, susunan kepengurusan dan jabatan Ketua DPR juga tak pernah dibahas dalam forum munaslub baik formal maupun internal. "Tidak pernah dibahas. Sekurang-kurangnya saya tidak tahu itu dibahas di mana. Jangan-jangan Ketua Umum tidak tahu draf itu dari mana," jelasnya. Dia menduga, ada orang iseng yang membuat draf itu dan mengedarkannya. "Di pembicaraan formal maupun informal yang saya ikuti tentunya ya tidak pernah dibahas. Kecuali yang tidak saya ikuti, saya tidak tahu," pungkasnya. Sementara itu, Partai Golkar akan segera mendaftarkan keputusan munaslub yang menetapkan Airlangga Hartarto sebagai Ketum ke Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkum HAM). "Insya Allah besok, hari ini kita notariskan. Notariatkan dulu seluruh keputusan munaslub kemudian didaftarkan ke Kemenkum HAM," jelas Wakil Sekjen DPP Golkar,
Muhammad Sarmuji. Kepengurusan DPP yang didaftarkan hanya Ketum karena sementara ini hanya Ketum yang diganti sedangkan formasi kepengurusan lainnya masih sama seperti semula. Penggantian Ketum, kata Sarmuji, sebagai respons jangka pendek menghadapi keadaan-keadaan yang memang membutuhkan tanda tangan secara administratif, misalkan tentang Pilkada 2018 yang harus segera diproses. "Yang belum selesai harus segera ditandatangani ketua dengan sekjen. Tapi untuk struktur lengkap, Ketum membutuhkan waktu secara jernih, menempatkan siapa, di mana posisinya, membutuhkan pikiran lebih jernih, tidak bisa didesakdesak misalkan selesai satu hari, tidak bisa begitu. Supaya juga kepengurusan berhasil dengan bagus," paparnya. Dalam menyusun kepengurusan baru, Ketum bisa meminta bantuan atau berkonsultasi dengan DPD I atau pimpinan ormas atau pihak terkait lainnya. Namun dalam munaslub tak disebutkan harus dengan siapa Ketum menyusun kepengurusan baru. "Tapi membuka peluang kalau Ketum membutuhkan bantuan, berkonsultasi dengan siapa saja
boleh," ujarnya. Dalam munaslub juga tak ada keputusan demisioner. Sehingga kepengurusan sebelumnya tetap ada. Airlangga juga diberikan mandat penuh dalam menyusun kepengurusan. Dalam revitalisasi nanti, jabatan-jabatan bisa berubah dimana berdasar pasal peralihan memungkinkan terjadinya perubahan. "Kalau pasal peralihan yang dulu hanya jumlah saja. Tetapi di pasal peralihan sekarang, bukan hanya tentang jumlah. Kita merujuk pasal tentang struktur; struktur DPP, struktur DPD. Karena rujukan struktur, termasuk komposisi, orangnya bisa berubah," terang Sarmuji. Dengan dasar itu Ketum memiliki fleksibilitas yang diharapkan dapat menjawab tantangan organisasi. "Kalau dibatasbatasi, tentu tidak adil. Kita membebani Ketum dengan kerja-kerja, sementara Ketum tidak bisa memilih team work, struktur tidak adil rasanya. Makanya kita buka lebih fleksibel buat Ketum," ujarnya. Dalam revitalisasi kepengurusan, kemungkinan besar akan ada perampingan baik dari segi struktur maupun jumlah pengurus. "Terserah Ketum lah," tutup Sarmuji.(ria/mdc)
KPK... MAQDIR Ismail merasa heran dengan dakwaan jaksa KPK yang menyebut kliennya itu menerima 7,3 juta dollar AS atau sekitar Rp 71 miliar (kurs tahun 2010) dari proyek pengadaan e-KTP. Menurut pengacara, nilai kerugian negara yang
n Dari Hal. 1
Idrus... KEPENGU rusan ini. Belakangan beredar draty yang berisi nama-nama pengurus Partai Golkar dibawah kepemimpinan Airlangga. Dalam draft ini juga muncul nama Agus Gumiwang Kartasasmita sebagai Ketua DPR RI menggantikan Setya Novanto. Nama Sekjen DPP Partai Golkar Idrs Marham disebut-sebut akan masuk dalam kabinet kerja Jokowi-JK sebagai Menteri Sosial dan penggantinya sebagai Sekjen ditunjuk Eko Wiratmoko. Dikonfirmasi perihal draf ini, Wakil Sekjen DPP Golkar Muhammad Sarmuji mengaku tak mengetahui. Ia juga baru tahu ada draf yang beredar. Bahkan, menurutnya, Ketum Airlangga Hartarto juga tak tahu perihal draf tersebut. "Tentang draf kok saya tidak tahu sama sekali ya dan mungkin jangan-jangan Ketua Umum pun tidak tahu draf itu," jelasnya, Rabu (20/12). Sarmuji juga tak mengetahui dari mana dan siapa yang menyusun dan mengedarkan draf itu. "Kita enggak tahu," ujarnya. Dalam draf itu, dituliskan Idrus Marham menjadi Menteri Sosial. Sementara Ketua Dewan Pembina Golkar dijabat Agung Laksono. Agung menggantikan Aburizal Bakrie (Ical). Ical didapuk
n Dari Hal. 1
an. Sedangkan Bupati HM Harris belum diketahui kapan akan dihadirkan ke pengadilan Tipikor. Dalam sidang sebelumnya juga, Budi Artiful dan Adi Sukemi mengaku, keberadaannya di turnamen itu sebagai peserta dan undangan. Padahal, jabatannya adalah sebagai pengurus bidang pembinaan di PGI, tapi dia mengaku tak begitu aktif. Sedangkan dalam turnamen golf itu, terdakwa Kasim disebut sebagai panitia. Peserta yang ikut membayar uang pendaftaran sebesar Rp900 ribu. "Saya tidak membayar biaya pendaftaran karena undangan," kata Budi. Budi mengakui, ada proposal (permintaan dana) yang dibuat oleh PGI untuk turnamen Golf. Namun Budi mengelak, dia mengaku tidak tahu apakah proposal tersebut juga ditujukan kepada Pemda Pelalawan yang dipimpin bapaknya selaku Bupati. Budi menyebutkan, dia sebagai undangan dapat fasilitas kamar di Hotel Labersa selama 1 malam. Selain itu, untuk peserta juga diberi kaos, tas, topi dan cendramata. Sementara, saksi Adi Sukemi juga menyebutkan, dirinya sebagai undangan dan tamu selaku anggota DPR RI, saat dia masih menjabat. Entah hanya kebetulan sebagai anggota DPR atau karena selaku anak Bupati Pelalawan, Adi ikut dalam turnamen tersebut. Kegiatan dalam rang-
ka HUT Pelalawan itu juga banyak dihadiri tokoh masyarakat dan undangan lain. Bahkan, Adi juga menerima fasilitas berupa akomodasi dan menginap satu malam di Hotel Labersa. Namun, dia mengaku tidak mengetahui soal panitia turnamen golf tersebut. Dalam eksepsi sebelumnya, terdakwa yang dibacakan oleh kuasa hukumnya, Firdaus Ba'syir SH, menyatakan bahwa, Lahmudin telah bekerja secara profesional dan tetap mengacu kepada Surat Keputusan (SK) Bupati Pelalawan HM Harris. Atas kasus yang menimpanya, Lahmudin meminta Pengadilan 'menyeret' Bupati Pelalawan HM Harris turut bertanggungjawab secara hukum. "Oleh sebab itu, HM Harris selaku pembuat kebijakan harus turut bertanggung jawab dalam kasus ini. Artinya, HM Harris harus sama statusnya dengan terdakwa," sebut Lahmudin melalui Firdaus. Bahkan, Lahmudin juga mempertanyakan penetapan tersangka oleh Kejati Riau yang hanya berjumlah tiga orang. Padahal, yang turut serta menerima BTT tersebut cukup banyak. Termasuk Bupati Pelalawan, HM Harris yang membuat kebijakan. "Kami meminta kepada Hakim, agar pasal yang disangkakan kepada terdakwa ditinjau kembali dan batal demi hukum, karena tidak sesuai de-
ngan fakta sebenarnya atau kabur," kata Firdaus. Dijelaskannya, seluruh anggaran BTT yang dikucurkan merupakan kegiatan dari Pemerintah Kabupaten Pelalawan. Untuk itu, menurutnya, Bupati Pelalawan HM Haris harus ikut mempertanggung jawabkan pengeluaran BTT Pelalawan. Firdaus juga menguraikan secara rinci, nama penerima dan jenis kegiatan yang dilaksanakan dalam pengucuran BTT Kabupaten Pelalawan tahun 2012 silam tersebut. Selain itu, Ia juga meminta kepada Majelis Hakim agar menerima saksi ahli yang akan mereka hadirkan dalam kasus tersebut. Untuk diketahui, ketiganya didakwa telah merugikan keuangan negara sebesar Rp 2,4 Miliar. Dari jumlah itu, Kejaksaan Tinggi Riau pun sukses menyelamatkan hampir Rp2 Milyar dari pengembalian dana itu. Meski jaksa disebutsebut turut menerima dana BTT Pelalawan ini, dikatakan Jaksa Penuntut Umum (JPU), Marel, jaksa yang bersangkutan tidak perlu dihadirkan dalam persidanan nantinya. "Gak perlu (dihadirkan ke persidangan). Orang (oknum Kejaksaan dan Pengadilan,red) ni kan mengajukannya resmi, cuma yang turunnya dana yang tak resmi. Makanya gk perlu (dihadirkan)," ungkap JPU Marel kepada Rabu (20/12). ***
Untuk, kata Politisi Partai Golongan Karya (Golkar) itu, perda perubahan pajak Pertalite tersebut harus ada inisiasi dari Bapenda Riau terlebih dahulu. "Pihak Bapenda Riau juga harus membuat kajian menyangkut dampak positif dan negatif penurunan pajak Pertalite tersebut," lanjut Karmila. Dipaparkan Legislator asal Rokan Hilir (Rohil) itu, salah satu dampak positif penurunan pajak Pertalite, selain harga jual lebih murah, kendaraan dari daerah lain yang melintasi provinsi Riau juga tidak segan-segan untuk mengisi BBM di Riau karena harganya sama dengan daerah lain. "Untuk
itu, aspek-aspek seperti itu harus diperhatikan oleh pemerintah," tegas Karmila Sari. "Kalau sekarang pajaknya 10 persen, mungkin bisa diturunkan menjadi enam sampai tujuh persen. Untuk itu harus dikaji lagi oleh Bapenda, karena Bapenda lah yang lebih cocok untuk mengkaji penurunannya," sambungnya menegaskan. Untuk diketahui, beberapa waktu lalu Komisi II DPRD Riau pernah mengajak pihak Bapenda Riau untuk bertemu dengan pihak Pertamina Perwakilan di Sumatera Utara (Sumut). Dalam pertemuan tersebut juga dibahas terkait plus minus penurunan pajak tersebut.(Dod)
Bidin karena melawan petugas ketika ditangkap," sebut mantan Kapolda Sulawesi Barat (Sulbar) itu. Dijelaskan Nandang, Anin bersama tersangka Beni dan Bidin samasama baru keluar dari penjara. Tak lama setelah itu, mereka dihubungi pelaku Edy Padang dan mengajaknya merampok pedagang emas supaya ada uang menjelang pergantian tahun. Beberapa kenalan juga dihubungi dan direncanakan perampokan pada Rabu (6/12). Sebelum itu pelaku Basir bertugas menggambar situasi dan mengintai gerak-gerik korban, kapan dan di mana tempat lewatnya ketika pulang. Selain itu, ada pula yang menyediakan senjata api beserta amunisinya yang dilakukan oleh Yoyon. Sementara penadahnya sudah ada, yaitu Riri, dan sisanya termasuk Anin Puntung bertugas sebagai eksekutor. Aksi dilakukan pukul 17.00 WIB. Saat itu, para korban naik mobil merek Toyota Avanza warna putih untuk pulang. Sampai di Jalan Simpang Langgam, Kabupaten Pelalawan, mobil korban dihadang mobil para pelaku. Sudah memojokkan mobil korban, para pelaku keluar membawa senjata api, linggis dan martil. Kaca mobil korban dipecah dan diancam ditembak jika melawan. Beberapa pelaku kemudian naik ke mobil dan mengikat tangan, kaki serta melakban
mulut tiga korban. "Para korban dipaksa duduk di kursi belakang dan digeledah sehingga ditemukan dua kilogram lebih emas bernilai ratusan juta rupiah," papar Nandang. Selanjutnya para korban ditinggalkan dalam kondisi terikat di mobil dan diletakkan di perkebunan sawit. Usai itu, para tersangka ini dijemput mobil Toyota Avanza hitam dan langsung kabur ke Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel). "Mobil untuk melarikan diri ini disupiri Anin Puntung. Di Palembang emas itu ada yang dilebur dan dijual seharga Rp140 juta," lanjut Nandang. Setelah korban ditemukan warga, laporan kejadian masuk ke Polres Pelalawan. Kasus selanjutnya ditangani Direktorat Reskrimum Polda Riau, di mana sudah terbentuk Tim Eagle. Keberadaan para tersangka terlacak di Palembang dan langsung ditangkap. Dalam kasus ini, petugas menyita hasil kejahatan berupa 346 gram emas belum terjual, uang sisa penjualan emas Rp42 juta, Honda Vario yang baru dibeli dari uang merampok, tiga senjata api rakitan serta 12 amunisi, dan barang bukti lainnya. "Atas perbuatannya, para tersangka dijerat dengan Pasal 365 ayat (1) ke-2 juncto Pasal 56 juncto Pasal 480 KUHPidana dengan ancaman penjara 12 tahun," pungkas Nandang.(Dod)
Bapenda... DEMIKIAN dikatakan Wakil Ketua Komisi II DPRD Riau, Karmila Sari, Rabu (20/12). Dikatakan Karmila, saat ini pajak Pertalite masih tinggi mencapai 10 persen. Hal ini mengakibatkan harga Pertalite di Riau lebih tinggi dibamdinhkan daerah lainnya. "Memang sesuai prosedur, jika ingin menurunkan pajak tersebut harus dibuat perda (peraturan daerah,red) baru sehingga harus dimasukkan dalam Prolegda (Program Legislasi Daerah,red) terlebih dahulu. Sehingga pembahasan perda tersebut baru bisa dilakukan pada 2018 mendatang," ungkap Karmila Sari.
n Dari Hal. 1
Melawan... MENARIKNYA satu dari ketujuh perampok ini berinisial MA alias Anin puntung, adalah otak dibalik aksi perampokan tiga kilogram emas ini. Anin yang tak bertangan kanan dan pincang ini diketahui baru keluar dari penjara, Selasa (21/11) lalu. Bersama 7 kawannya, dia merancang aksi perampokan ini sejak awal Desember 2017 dan beraksi pada Rabu (6/12) ketika korban, masingmasing M Nasir, Firdaus , dan Wati, baru pulang berjualan emas di Pasar Langgam, Pelalawan. "Penangkapan (Anin) dilakukan pada pekan lalu. Setelah dilakukan pengembangan dan berhasil menangkap kawanan lainnya. Masih ada buron dalam kasus ini," ungkap Kapolda Riau, Irjen Pol Nandang yang didampingi AKBP Hadi Purwanto dan Kombes Pol Guntur Aryo Tejo, yang masing-masing Direktur Reserse Kriminal Umum (Dir Reskrimum) dan Kabid Humas Polda Riau, pada ekspos pengungkapan kasus ini di Mapolda Riau, Rabu (20/12) siang. Adapun kawanan Anin yang berhasil diringkus, yakni berinisial BS alias Basir, BN alias Beni, SP alias Bidin, NP alias Yoyon, KM alias Riri, dan AKP. Sementara yang masih buron adalah berinisial MEB alias Edi Padang yang juga memiliki peran besar dalam kawanan ini. "Selain Anin Puntung, petugas juga melumpuhkan tersangka Yoyon dan
n Dari Hal. 1
8 Advertorial Publikasi Pembangunan Kab. Inhu
KAMIS 21 Desember 2017
Infrastruktur Target Utama Pembangunan di Inhu S
ALAH satu yang menghambat pereko nomian Indonesia saat ini adalah lambatnya pembangunan infrastruktur -- hal ini ditandai dengan kurangnya kualitas dan kuantitas infrastruktur atau prasarana. Baik infrastruktur "keras" (yang merujuk kepada jaringan fisik seperti jalan dan bandara) maupun infrastruktur "non-fisik" atau "lunak" (seperti pasokan listrik, kesejahteraan sosial dan kesehatan) Indonesia tampaknya memiliki kesulitan untuk mendorong pengembangan struktural dan secara cepat.
Ketika keadaan infrastruktur di sebuah negeri lemah, itu berarti bahwa perekonomian negara itu berjalan dengan cara yang sangat tidak efisien. Biaya logistik yang sangat tinggi, berujung pada perusahaan dan bisnis yang kekurangan daya saing (karena biaya bisnis yang tinggi). belum lagi adengan munculnya ketidakadilan sosial, misalnya, sulit bagi sebagian penduduk untuk berkunjung ke fasilitas kesehatan, atau susahnya anakanak pergi ke sekolah karena perjalanannya terlalu susah atau mahal. Kita pasti bisa membayangkan apa jadinya jika anda tinggal di suatu pelosok di negeri ini tanpa adanya listrik, jalan beraspal, jembatan yang kokoh dan aman, bahkan tanpa adanya sarana air minum yang sehat, bersih dan juga higienis. Masih banyak hal-hal lainnya yang sebetulnya masih terjadi di beberapa wilayah di negeri ini. Ya, jangan heran jika di beberapa pelosok di tanah air masih saja belum teraliri listrik. Jangan berpikir jauh di kawasan luar Jawa karena di pelosok di dalam pulau Jawa juga masih ada area yang belum terjangkau oleh listrik. Padahal tentu saja bagi anda yang tinggal di kota atau setidaknya tidak di kawasan pelosok dengan mudahnya mengakses internet, menonton TV, dan melakukan kegiatan lain secara mudah dan cepat dengan bantuan tenaga listrik. Masih adanya wilayah yang belum memiliki fasilitas infrastruktur yang baik memang bukan hal yang baru lagi. Kita semua tahu akan hal itu. Tentu saja, pembangunan dan pengembangan infrastruktur memang bisa dibilang tidak cepat atau cenderung lambat. Hal ini juga mengakibatkan tidak meratanya pembangunan infrastruktur tersebut. Ada banyak hal yang menjadi hambatan, misalnya saja sumber daya manusia yang tidak sesuai, pendanaan atau finansial, dan masih banyak lagi yang lainnya. Namun, perlahan-lahan sistem dan kebijakan sudah mulai dibenahi dengan mencari solusi dari setiap hambatan yang ada dalam pembangunan dan pemerataan infrastruktur di Indonesia. Bupati Indragiri Hulu (Inhu) Yopi Arianto selalu menjadikan perbiakan infrastruktur menjadi target utama dalam pembangunan di Indragiri hulu. Tidak hanya soal pembangunan jalan dan jembatan, perhatian orang nomor satu di Indragiri Hulu ini juga tidak terlepas dari pembangunan fasilitas air bersih dan juga Kelistrikan untuk semua warga Inhu. Perhatiannya itu juga diwujudkan secara merata mulai dari perkotaan hingga ke pedesaan. Tujuannya semua warga Inhu harus mendapatkan air bersih. Keberhasilan pembangunan tersebut juga tidak terlepas dari inovasi-inovasi yang dihasilkan oleh Pemkab Inhu. Di Kabupaten Inhu, perbaikkan sarana penyaluran air bersih tersebut dilaksanakan oleh Bidang Cipta Karya di Dinas Pekerjaan
Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Inhu. Salah satu program unggulan bidang Cipta Karya adalah seratus persen air bersih. Bupati Yopi menjelaskan untuk di perkotaan pembangunan difokuskan kepada pembangunan pipa distribusi dan sambungan rumah. Sementara itu untuk pelayanan air bersih di pedesaan Pemkab Inhu melakukan terobosan dengan sharing dengan APBN dalam program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas). "Kita membangunkan sambungan ke rumah-rumah dari fasilitas Pamsimas sehingga semua masyarakat mudah mendapatkan fasilitas air bersih," kata Bupati Yopi. Program ini merupakan terobosan baru pada tahun 2017. Untuk pembangunan Pamsimas diketahui terdapat 22 desa di Inhu yang sudah bisa merasakan manfaatnya. Ke depan pembangunan fasilitas ini akan terus ditingkatkan. Program Nawacita Program pembangunan infrastruktur pelayanan air
camatan Seberida sepanjang 2,7 Km dengan anggaran Rp Rp9,5 miliar. Kemudian pembangunan jalan di Desa Bandar Padang, Kecamatan Seberida sepanjang 2,7 Km dengan anggaran Rp9,5 miliar dan pembangunan jalan di Desa Petonggan sepanjang 2 Km sebanyak Rp7,3 miliar. Tidak hanya itu, pembangunan jalan juga dilaksanakan dengan APBD Kabupaten Inhu tahun 2017. Di antaranya, di Desa Lubuk Sitarak, Desa Kuantan Tenang Rakit Kulim sepanjang 1 KM dengan anggaran Rp2,7 miliar. Selanjutnya dalam Kota Rengat sepanjang 1,6 Km dengan anggaran Rp2,1
kemandirian dan peningkatan partisipasi masyarakat desa. Bahkan hingga tahun 2017, panjang jalan di Kabupaten Inhu dengan kondisi baik terus mengalami peningkatan, dan sebaliknya panjang jalan yang rusak terus berkurang. Hal ini tidak terlepas dari ketegasan Yopi Arianto seba-
mengalokasikan hingga Rp85 miliar yang diperuntukan untuk perbaikan infrastruktur. Dengan adanya dana bantuan pemerintah propinsi Riau dan kabupaten Indragiri Hulu Proses percepatan pembangunan dapat terealisasi, sesuai dengan tupoksinya masing masing diharapkan kedepan Indragiri Hulu akan menjadi maju sebagaimana jadi harapan masyarakat . Sebelumnya Bupati Indragiri Hulu Yopi Arianto mengatakan Pemkab Indargiri Hulu tidak pernah bosan melobi dan meyakinkan Pemerintah Propinsi Riau untuk terus mengalokasikan
gai orang nomor satu di Inhu untuk terus melakukan pemantauan terhadap hasil pembangunan yang dilakukan. Selain itu dengan bertemu masyarakat Bupati Yopi bisa mendengar langsung aspirasi dari masyarakat. “Saya berupaya untuk datang langsung ke seluruh desa di wilayah Inhu, termasuk desa-desa yang jauh dan terpencil. Langkah ini saya lakukan agar dapat menampung aspirasi dan keinginan masyarakat secara langsung, sekaligus melihat kondisi infrastrukturnya,” ungkap Bupati. Untuk memacu percepatan pembangunan di Kabupaten Inhu, tentunya dibutuhkan pembiayaan yang cukup besar. Sebab pembangunan infrastruktur yang dilakuka terdiri dari sejumlah sarana dan prasarana infrastruktur penunjang, seperti jalan dan jembatan. Keberadaan jalan dan jembatan akan memperlancar transportasi masyarakat yang dengan sendirinya akan menggeliatkan ekonomi masyarakat. Sektor infrastruktur ini menjadi perhatian serius Bupati Inhu yang energik i ni. Sejak melalui APBD Perubahan 2012 saat itu Dinas PU Inhu mengalokasikan sedikitnya dana Rp20 miliar untuk pembangunan jalan dan jembatan dalam upaya meningkatkan perekonomian masyarakat, dan dana untuk infrastruktur ini terus meningkat. Plt Kadis PU Yelfidar mengatakan sejak melalui APBD Murni Tahun 2012 lalu, Dinas PU dan Kimpraswil mendapatkan anggaran sebesar Rp161 miliar, terdiri dari Rp120 miliar lebih untuk pembangunan jalan, jembatan dan semenisasi, drainase, pengairan serta perbaikan perkantoran. Proyek pembangunan jalan dan jembatan ini merupakan wujud nyata untuk kepentingan masyarakat yang selama ini sangat membutuhkan terbukanya isolasi daerah dan lancarnya sarana transportasi. Selain melalui APBD Inhu, lobi ke Pemerintah Propinsi Riau juga bagian dari upaya Bupati Inhu Yopi arianto agar Pemprov mengalokasikan dana bahkan pada tahun 2012 Pemprov Riau
APBD ke daerah. Proyek yang dikerjakan menyebar di semua kecamatan kabupaten Indragiri Hulu secara merata untuk meningkatankan fasilitas infrastruktur daerah, sehingga semua masyarakat dapat menikmatinya. Targetkan 100 Persen Kelistrikan di Indragiri Hulu Salah satu infrastruktur utama yang terus diwujudkan yakni Kelistrikan. Pemkab Inhu terus berupaya bagaimana seluruh 194 desa/kelurahan di Inhu dapat menikmati listrik. Karena dengan listrik tentunya akan berdampak juga pada kesejahteraan masyarakat. Menurut Kabag SDA Setda Inhu Bakri, sejauh ini untuk kelistrikan sendiri di Inhu sudah hampir mencapai 100 persen. Ada beberapa desa yang memang belum sama sekali mendapatkan listrik yakni Desa Peladangan kecamatan Batang Peranap, Desa Talang Pringjaya, Desa Talang Sungai Ekok, Desa Talang Tujuh Buah Tangga di kecamatan Rakit Kulim dan Desa Sanglap kecamatan Batang Cenaku."Lima desa tersebut memang jauh dari jaringan sehingga sedikit ada kesulitan. Namun tahun 2018 ini Pemkab Inhu akan tetap memperjuangkannya, tegasnya. Dikatakannya, Pemkab sudah tidak memiliki kewenangan untuk penyediaan tinag dan sebagainya. Semuanya berada pada PLN dan Pemkab sifatnya adalah koordinasi dengan salah satu perusahaan BUMN dibidang kelistrikan tersebut. Namun sejauh ini apa yang menjadi pengajuan Pemkab selalu terpenuhi sesuai dengan ketersediaan anggaran pada PLN itu sendiri. Target Pemkab Inhu ini tentunya sangat berdasar, mengingat saat ini di Inhu untuk daya dari PLN sendiri sudah mengalami Surplus dengan adanya PLTD Kota Lama, PLTD Pangkalan Kasai, PLTMG 20 MW. Selain itu juga akan dibangunnya beberapa pembangkit lainnya, seperti di Seberida dengan ketersediaan daya 15 MW dan yang terbesar adalah pembangunan Gardu Induk di desa Tanah Datar kecamatan Rengat Barat dengan kekuatan 150 KV.(adv)
PEMBANGUNAN fisik pasar jadi perhatian Pemkab Inhu. miliar. Kemudian peningkatan Jalan Simpang Kulim Jaya di Kecamatan Lubuk Batu Jaya sepanjang 2 Km dengan anggaran Rp3,8 miliar. “Pembangunan jalan Desa Plangko Pasir Beringin se-
BUP ATI Inhu Yopi Arianto bersama-sama masyarakat Inhu. BUPA bersih itu merupakan salah satu program Nawacita Presiden Joko Widodo. Oleh karena itu dengan berjalannya program tersebut bisa meningkatkan kualitas hidup masyarakat, terkhusnya warga Inhu. Tidak hanya tahun 2017 saja, namun sejumlah program lain untik menunjang kualitas air bersih dan sanitasi yang baik bagi masyarakat Inhu itu sudah dilakukan semenjak tahun 2016 lalu. Seperti diketahui tahun 2016 lalu, Dinas PU sudah menjalankan program MCK plus. Selain itu yang juga menjadi perhatian Bupati Inhu adalah soal pembangunan jalan dan jembatan di Kabupaten Inhu. Demi pengembangan pembangunan jalan di Inhu, Pemkab Inhu melakukan pendekatan dengan pihak Pemerintah Pusat. Hasilnya pada awal tahun 2017 ini, Kabupaten Inhu mendapat kucuran dana sebesar Rp42 miliar dari Pemerintah Pusat yang termasuk dalam Dana Alokasi Khusus (DAK). Pada pelaksanaanya anggaran tersebut dibagi-bagi sesuai dengan kebutuhan pembangunan di sejumlah daerah. Untuk rinciannya, aggaran tersebut diperuntukan untuk pembangunan jalan senilai Rp31 miliar lebih, Sumber Daya Alam (SDA) senilai Rp5 miliar lebih dan Cipta Karya senilai Rp5 miliar lebih. Menururtnya, untuk pembangunan jalan aspal dalam wilayah Kabupaten Inhu yang bersumber dari DAK diantaranya di Simpang Empat Belilas-Bukit Meranti Ke-
Sementara itu, sebelumnya persoalan bencana banjir di Kabupaten Inhu sempat menjadi perhatian. Akibat banjir tersebut sempat mengganggu aktifitas masyarakat umum. Hal ini dikarenakan sejumlah fasilitas pendidikan dan perkantoran terendam air. Untuk sejumlah wilayah, banjir tidak pernah terjadi se-
panjang 2 KM dengan anggaran Rp3,5 miliar juga bersumber dari APBD Inhu 2017,” ungkapnya. Sedangkan untuk pembangunan pemeliharaan jalan Petar Silunak, Kecamatan Batang Peranap sepanjang 1,5 Km dengan anggaran Rp1,8 miliar dan dalam Kota Pematang Reba sepanjang 3,8 KM dengan anggarabn Rp1,8 miliar. Untuk di Desa Talang Jerinjing-Sekip Hilir menghabiskan anggaran sebanyak Rp1,2 miliar dengan pajang pemeliharan 3 Km. Peningkatan jalan di Sungai Lala-Lubuk Batu Tinggal sepanjang 20 Km dengan anggaran Rp2,3 miliar dan Bukit
belumnya, seperti di Kelurahan Pematang Rebah, Kecamaay Rengat Kabupaten Inhu. Oleh karena itu melihat kondisi tersebut, Pemkab Inhu dengan serius melakukan pembenahan terhadap sejumlah saluran air yang ada. Beberapa pekerjaan yang berhasil dilakukan untuk pembenahan saluran air tersebut antara lain, pembangunan talud Sungai Durian di Kecamatan Rengat Barat dengan konstruksi beton. Kemudian pembangunan talud SK 1 dan SK 2 di Jalan Dwikora, Kecamatan Rengat dengan menggunakan konstruksi beton. Selain di dua kecamatan, itu pembangunan dan pembenahan saluran air juga dirasakan oleh sejumlah masyarakat di daerah lainnya. Diantaranya peningkatan tanggul pengaman banjir Dusun Pulau Payung, Desa Danau Baru, Kecamatan Rengat Barat, Inhu. Kemudian Dinas PUPR Inhu juga melakukan normalisasi Sungai Kasai yang berada di belakang Pasar Kelayang, rehabilitasi saluran sekunder Dusun Buntut Pulau, Desa Tambak, kemudian rehabilitasi drainase utama cenaku, rehabilitasi saluran sekunder Desa Rawa Asri, Kecamatan Kuala Cenaku. Itulah sejumlah kegiatan perairan yang kini bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat Inhu.
BUP ATI Inhu Yopi Arianto naik motor balap dan anak-anak SD BUPA melambaikan tangan kepada Bupati. Selasi-Simpang Empat Belilas sepanjang 7 Km dengan anggaran Rp1,1 miliar. Selanjutnya juga ada peningkatan jalan di Semelinang DaratKota Medan sepanjang 15 Km dengan anggaran Rp1,2 miliar. “Selain itu juga ada dua jembatan di Kecamatan Batang Peranap dengan anggaran sekitar Rp11,6 miliar dan sarana air bersih di delapan kecamatan dengan anggaran Rp9,5 miliar lebih,” terangnya.
Dari Desa ke Desa Pantau Infrastruktur Untuk bidang infrastruktur, Pemkab Inhu memprioritaskan membangun dan melakukan perbaikkan terhadap jalan dan jembatan desa, terutama yang menjadi akses produksi dan perekonomian masyarakat. Pembangunan bidang infrastruktur sejalan dengan pembangunan pedesaan yang menitikberatkan pada perluasan akses masyarakat desa,
Z NA PEKAN
KAMIS 21 Desember 2017 2 Rabiul Akhir 1439 H
9
Kota Madani
BANYAK KEGIATAN SEREMONIAL PEMERINTAH AKHIR TAHUN
Pengamat: Ini Kerja Kebohongan ASN terhadap Rakyat n LAPORAN: SUHERMAN
Liputan Pekanbaru
PEKANBARU (HR) (HR)-Sepanjang bulan Desember dan jelang akhir tahun 2017, Pemerintah Kota Pekanbaru terkesan menghambur-hamburkan uang. Berdasarkan data yang dihimpun Haluan Riau,
hampir setiap hari Organisasi Perangkat Daerah
(OPD) menggelar kegiatan bersifat seremonial di hotel dan restoran mewah. Dilakukan dalam bentuk rapat, sosialisasi, semi loka, penandatanganan MoU dan menggelar kegiatan Forum Grub Discution (FGD).
SAIMAN PAKPAHAN
Menangapi persoalan itu, Pengamat Kebijakan Publik dari Universitas Riau, Saiman Pakpahan, tegas mengatakan, kegiatan yang dilakukan merupakan kerja kebohongan Aparatur Sipil Negara terhadap
rakyat. Sebab kegiatan yang dilakukan di tempat mewah jelas menguras anggaran tidak sedikit, tapi tak ada kontribusinya terhadap rakyat. "Sudahlah, jangan terlalu banyak membohongi rakyat, ini kan kerja- kerja kebohongan ASN terhadap rakyat. Kegiatan
Pengamat
n Hal. 15
JELANG OPS LILIN SIAK 2017
Satlantas Sampaikan Imbauan di Bus TMP PEKANBARU (HR) - Berbagai cara dilakukan oleh Satuan Lalu Lintas Polresta Pekanbaru untuk mensosialisasikan tertib berlalu lintas kepada pengguna jalan, salah satunya
Satlantas
Kapolda dan Wagubri Sidak Pasar dan Gudang Bulog
HALUAN
RIAU/DODI
KAPOLD A Irjen Pol Nandang dan jajaran saat mengecek KAPOLDA kesediaan dan kualitas beras di gudang Bulog Sudirman, Pekanbaru.
MATIKAN PASAR KONVENSIONAL
Pengelola Pasar Uka Minta Tertibkan Pasar Kaget PEKANBARU (HR) - Pengelola Pasar Uka, Jalan Garuda Sakti KM 3, kecamatan Tampan (Panam) meminta perhatian serius Pemerintah Kota Pekanbaru untuk segera menertibkan pasar kaget di wilayah tersebut. Pernyataan tersebut muncul menyusul belum adanya tindakan dari OPD terkait, kendati pengelola sudah melakukan berbagai upaya. Bahkan pengeloa mengaku sudah melaporkan persoalan itu langsung ke Satuan Polisi Pamong Praja Pekanbaru.
Pengelola
n Hal. 15
.riaumandiri.co
n Hal. 15
DPP Jamin Ketersediaan Bahan Pangan
PEKANBARU (HR) - Harga bahan pangan di pasaran jelang perayaan Natal 2017 dan Tahun Baru 2018 terpantau masih stabil. Meski begitu, masih ada ditemukan beras persediaan di Badan Urusan Logistik (Bulog) dalam kondisi tidak layak, dan ditemukan juga sejumlah pedagang yang tidak mengetahui ciri-ciri makanan berformalin. Hal itu diketahui dari inspeksi mendadak yang dilakukan Kapolda Riau Irjen Pol Nandang bersama Wakil Gubernur Riau (Wagubri) Wan Thamrin Hasyim, Rabu (20/12). Sidak dilakukan di tiga lokasi, yakni Pasar Sukaramai di Jalan Sudirman, Pasar Cik Puan Jalan Tuanku Tambusai dan Gudang Bulog Jalan Sudirman. Dalam sidak tersebut, Nandang bertemu dan berbincang dengan sejumlah pedagang. Kepada pedagang,
PEKANBARU (HR) - Dinas Perdagangan dan Perindustrian (DPP) Kota Pekanbaru, menjamin ketersedian bahan pangan jelang dan sesudah perayaan Natal dan Tahun Baru 2018.
Kapolda
BPJS
n Hal. 15
DPP
n Hal. 15
KELUHAN KAMAR PENUH DAN SISTEM RUJUKAN RS
BPJS Kesehatan Evaluasi Kerjasama PEKANBARU (HR)-Pada Tahun 2018, Badan Penyelenggaran Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan akan melakukan evaluasi dan koordinasi lebih intens, terhadap kerjasama n Hal. 15
Forum Pemred Riau Audiensi dengan Kapolda PEKANBARU (HR)-Forum Pemimpin Redaksi (Pemred) Provinsi Riau melakukan audiensi dengan Kapolda Riau, Inspektur Jenderal Polisi Nandang. Pertemuan dilaksanakan di Ruang Tamu Kapolda Riau, Rabu (20/12). Dikatakan Ketua Forum Pemred Riau, Yuki Chandra, audiensi ini adalah kali pertama yang dilakukan sekaligus untuk menjalin silaturahmi dengan Kapolda Riau. Menurut Yuki, Forum Pemred Riau ini adalah wadah ini dibentuk atas dasar keinginan berkontribusi untuk Riau. Oleh karena itu, pihak-
Haluan Riau
haluan_riau
nya ingin berkoordinasi dengan pemangku kepentingan wilayah seperti kapolda. "Selain itu, pertemuan ini juga untuk memperkenalkan kepengurusan baru Forum Pemred Riau yang baru dilantik pada September tahun 2017 kemarin," ungkap Yuki di hadapan Kapolda Riau yang saat itu didampingi Kabid Humas Polda Riau Kombes Pol Guntur Aryo Tejo. Banyak hal yang dibicarakan dalam pertemuan yang penuh keakraban tersebut. Forum Pemred Riau banyak memaparkan
Forum
n Hal. 15
HALUAN
RIAU/DODI
KAPOLD A Riau Irjen Pol Nandang berdialog serius dengan pengurus Forum Pemred Riau. KAPOLDA
LANGGANAN HUBUNGI :0823 808080 35 /IKLAN: 0853 3081 2579
Nasional-Internasional
10
KAMIS 21 Desember 2017
AS Kirim Surat Ancaman ke Anggota PBB WASHINGTON (HR) (HR)-Duta Besar AS untuk Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Nikki Haley, telah mengirim surat bernada ancaman kepada anggota Majelis Umum PBB menjelang pemungutan suara mengenai resolusi keputusan AS yang mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Seperti dilansir Aljazirah, Rabu (20/12), dalam surat yang diperoleh oleh media Israel Ha-
aretz, Haley menulis Presiden AS Donald Trump akan menyaksikan voting Majelis Um-
um PBB pada Kamis secara hati-hati. Trump meminta Haley melaporkan nama-nama negara yang memilih melawan AS. "Seperti yang Anda tahu, Majelis Umum sedang mempertimbangkan sebuah resolusi tentang keputusan Presiden Trump yang baru-baru ini mengenai Yerusalem. Sewaktu Anda mempertimbangkan pemungutan suara Anda, saya mendorong Anda untuk mengetahui
presiden dan AS mengambil suara ini secara pribadi," kata Haley dalam surat tersebut. 22 tahun lalu Kongres AS menyatakan Yerusalem harus diakui sebagai ibu kota Israel, dan kedutaan AS harus dipindahkan ke Yerusalem. Presiden Trump menegaskan, deklarasi tersebut dengan secara resmi mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Namun, pengumuman Presi-
den tersebut tidak mempengaruhi negosiasi status akhir dengan cara apapun, termasuk batas-batas spesifik kedaulatan Israel di Yerusalem. "Presiden juga memastikan untuk mendukung status quo di tempat-tempat suci Yerusalem, dan tidak menganjurkan perubahan pengaturan di Haram alSharif," tambah Haley dalam suratnya. Peringatan tersebut muncul
setelah AS kalah jumlah karena memveto resolusi Dewan Keamanan PBB untuk menarik keputusan Trump tentang Yerusalem. Trump mengumumkan pada 6 Desember bahwa AS secara resmi mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel dan akan memulai proses perpindahan kedutaannya ke kota tersebut yang melanggar kebijakan AS selama puluhan tahun.(kcm)
Panglima Anulir Mutasi Sejumlah Perwira Tinggi TNI JAKARTA (HR)-Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menganulir keputusan Panglima TNI pendahulunya, Jenderal Gatot Nurmantyo, tentang mutasi sejumlah perwira tinggi (pati) TNI. Penganuliran mutasi sejumlah pati itu tertuang dalam Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/ 982.a/XII/2017 yang ditetapkan 19 Desember 2019. Penganuliran dilakukan terhadap 16 pati dari total 85 pati yang sebelumnya dirotasi Gatot. Ketika dikonfirmasi mengenai penganuliran mutasi itu pada Rabu, Hadi menjelaskan bahwa untuk mengemban amanah sebagai Panglima TNI dia telah melakukan evaluasi berkesinambungan terhadap sumber daya manusia untuk memenuhi kebutuhan organisasi dan tantangan tugas TNI ke depan. "Dasar penilaian SDM adalah profesionalitas dan merit system," katanya usai penyematan brevet TNI Angkatan Udara kepada Jenderal Polisi Tito Karnavian di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta. Hadi menekankan bahwa segala hal terkait dengan pembinaan karier prajurit TNI sudah baku, di mana semua berdasarkan profesionalitas dan sistem kepatutan. "Tidak ada istilah di dalam pembinaan karier adalah like and dislike," jelas dia.(vvc)
HALUAN
RIAU/NET
KEP ALA Badan Narkotika Nasional, Komisaris Jenderal Budi Waseso, usai menggelar apel gabungan pemuda antinarkoba di Markas Polda Aceh, KEPALA Banda Aceh.
Permintaan Narkoba Naik Jelang Tahun Baru
Putra Muammar Gaddafi Calonkan Diri Jadi Presiden LIBYA (HR)-Putra kedua mendiang pemimpin Libya Muammar Gaddafi, Saif al-Islam Gaddafi, berniat untuk maju dalam pemilihan presiden 2018 mendatang. Hal itu dilontarkan jurubicara keluarga Gaddafi, Basem al-Hashimi al-Soul kepada Egypt Today. Soul yang merupakan Ketua Asosiasi Suku Libya melanjutkan, Saif mengaku telah mendapat dukungan mayoritas dari asosiasi suku untuk bertarung dalam pilpres 2018. Program kampanye Saif, ujar Soul, bakal diluncurkan dalam waktu dekat. "Dalam kampanye tersebut, terdapat program yang meminta PBB bisa berpartisipasi demi stabilitas Libya," kata Soul. Saif berharap, dia bisa menyatukan seluruh suku dan faksi yang ada di Libya, dan menciptakan stabilitas. Bentuk stabilitas itu dituangkan pada program kampanye keamanan berdasarkan kondisi geografi Libya. Untuk mencapai hal itu, Soul menyatakan Saif bakal berkoordinasi dengan seluruh suku. Pengumuman majunya Saif sebagai capres terjadi pasca-keputusan Panglima Tertinggi Libya, Khalifa Haftar. Saat itu, Haftar menyatakan bakal "mendengarkan keinginan rakyat Libya yang merdeka". Pernyataan itu dianggap sebagai sinyal Haftar bakal menggelar pilpres. "Kami percaya pilpres itu bakal digelar pertengahan 2018," kata menteri luar negeri Pemerintahan Kesepakatan Nasional Libya (GNA), Mohamed Siala. Saif dibebaskan pada Juni 2017 setelah enam tahun terakhir ditahan oleh milisi di Kota Zintan. Saif ditahan pada November 2011 pasca-kejatuhan rezim Gaddafi. Pria yang secara kontroversial menerima gelD dari London School of Economics sempat dijatuhi hukuman mati in absentia oleh pengadilan Tripoli. Pasca-dibebaskan, Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) menerbitkan surat perintah penangkapan kepada Saif.(kcm)
JAKARTA (HR)–Kepala Badan Narkotika Nasional atau BNN, Komisaris Jenderal Budi Waseso, mengatakan, permintaan narkoba naik menjelang perayaan Tahun Baru sehingga para bandar menambah suplai barang haram itu. BNN sudah mengantisipasi itu meski tak dimungkiri sudah banyak narkoba dari luar negeri yang masuk ke Indonesia. Itu terlihat di beberapa daerah
JAKARTA (HR)–Pemerintah mengklaim didukung oleh seluruh organisasi kemasyarakatan Islam dalam upaya melawan Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) yang menggugat keputusan pencabutan status badan hukum mereka di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Anggota Tim Kuasa Hukum Pemerintah, Achmad Budi Prayoga, menyampaikan bahwa hal itu membuat pemerintah optimistis dapat mengalahkan gugatan HTI. "Pemerintah menghadapi ini kan tidak sendirian. Seluruh ormas Islam sangat mendukung langkah pemerintah ini. Publik juga
KEHILANGAN BPKB
BUTUH UANG CEPAT
Telah hilang BPKB Honda Beat BM 2881 Jl, No. rangka: MH1JF21109K243955, No mesin: JF21E-1242697, an. Dwi Wahyu Ningsih. Hub. 0852 7121 6515.
Gadaikan BPKB Motor/ Mobil anda, proses cepat, syarat mudah, pencairan tinggi, tanpa potongan, bisa bantu take over dari leasing lain. Hub HP/WA Adi : 0812 7545 2232, 0853 6367 6567.
GUTI TRAVEL ARENA KOPITIAM & CAR WASH Menjual : Berbagai menu sarapan pagi, makan siang dan makan malam. Melayani : Cucian mobil. Free
WiFi Jl. Pemuda No. 71 Tampan, Pekanbaru HP 0812 7662 0694
BERJAYA TECH KOMPUTER Laptop anda rusak ? LCD Pecah? keyboard rusak? virus? untuk kantor bisa dijemput. Service printer & PC. Jual PC & Laptop harga promo. Jl. M. Yamin No. 43 Pekanbaru Telp. 0761 21178 08127011501
GUTI TRAVEL menyediakan tiket pesawat, voucher hotel, Tour Domestik dan Internasional. Hub : 0822 8443 6767, 0852 7400 3175 Pin BB 7C69FD04 Jl. Kapur Gg. Mulia No. 13 Pekanbaru, Riau
OPTIK JAILANA Spectacels & Lenses Centre - Menyediakan frame & lensa terkenal dengan harga terjangkau - Menerima resep dokter, periksa mata & BPJS Kesehatan Alamat : Jl. Durian No. 53B (simp. Serayu) Telp: (0761) 38057 - Hp. 081365618893 Pekanbaru. Cab. Rengat & Tembilahan
“Kita selalu monitor, tapi letak geografis negara kita yang cukup luas, sehingga mudah masuknya. Saat ini kita mulai memonitor yang sudah beredar agar angka peredaran narkoba ini bisa kita tekan,” ujarnya menambahkan. Selain itu, ia menyampaikan, berdasarkan hasil survei, angka penyalahgunaan narkoba di Indonesia telah mencapai 2,18 persen atau sekitar 4 juta jiwa. Diperkirakan bahwa
setiap hari sebanyak 33 orang meninggal akibat penyalahgunaan narkoba atau sebanyak 12.044 penyalahguna per tahun. Pada kelompok pelajar dan mahasiswa sebesar 1,9 persen atau 2 dari 100 orang pelajar dan mahasiswa menyalahgunakan Narkoba. “Bila dilihat dari survei tersebut, terlihat bahwa penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba di Indonesia sudah menjalar ke kampus.” (vvc)
Pemerintah Klaim Didukung Seluruh Ormas Islam
KEHILANGAN
Dikontrakkan sebuah rumah bulatan, letak strategis di tengah kota. Fas : 2 kt, 2 km, r. tamu, r. makan, dapur (kitchen set), garase berpagar, listrik 1300 watt, sumur bor (air bersih), full keramik. Lokasi Villa Telaga Biru Jl. Majalengka Blok C2. Peminat serius hub : Call/WA 081270364999/ 081270307999
BNN bekerja sama dengan Polri, TNI, Bea Cukai dan instansi lain untuk memantau jalur masuk narkoba di Indonesia. Daerah perbatasan, termasuk Aceh, dianggap sebagai jalur strategis para bandar narkoba internasional. Namun Waseso tak memungkiri bahwa peredaran narkoba menjelang Tahun Baru sudah mulai banyak masuk. BNN mulai memonitor peredarannya di daerah yang dianggap rawan.
LAWAN HTI
Telah hilang surat tanah asli, atas nama JUREMI tanggal 15 Desember 2017. Diperkirakan hilang atau tercecer di Jl. Lintas Timur, Kec. Pangkalan Kuras, Kab. Pelalawan. Bagi yang menemukan mohon hubungi HP 082288965617/ 082169953266
DIKONTRAKKAN RUMAH
selama sepekan terakhir banyak yang ditangkap atas kepemilikan narkotika dalam jumlah besar. “Peningkatan jelang akhir tahun permintaan besar. Pada akhir tahun tentu mereka suplainya besar, seperti sekarang menjelang Natal dan Tahun Baru--ini banyak kebutuhan,“ ujarnya usai menggelar apel gabungan pemuda antinarkoba di Markas Polda Aceh, Banda Aceh, Rabu (20/12).
DIET SEHAT TANPA OBAT Diet sehat tanpa obat, 10 hari turun 5 kg, hilangkan perut buncit. dibimbing sampai berhasil. Konsultan Ibu LIAN 081268123604. Pin BB 554DFC6D.
SOLUSI MAMPET & TINJA Spesialis Mengatasi : WC MAMPET, Saluran air, Westafel, Cucian Piring tersumbat. Sedot Tinja/Septik Tank tanpa Bongkar, Tanpa Kimia. Bergaransi 1 bulan atau jangan bayar jika Anda tidak puas dengan hasil kerja kami !!!
Hubungi RUDY : 0813 7822 6199/ 0852 6526 0402 By : Sonak Malela Group
mendukung," ujar Achmad usai pertemuan dengan Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto di Kementerian Koordinator Polhukam, Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Rabu (20/12). Menurut Achmad, kemenangan pemerintah atas gugatan HTI selanjutnya akan membuat keputusan pembubaran yang dikeluarkan berdasarkan Peraturan Pemerintah Pengganti UndangUndang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2017 Tentang Ormas, menjadi semakin kuat. Achmad menegaskan bahwa upaya perlawanan pemerintah terhadap gu-
HALUAN
RIAU/NET
AKSI tolak pembubaran HTI. gatan HTI ini dilakukan dalam koridor melindungi rakyat dari ideologi yang bertentangan dengan Pancasila.
"Pemerintah di sini justru perlu memberikan kepastian hukum terhadap publik, melindungi segenap warga negara In-
donesia. Ini merupakan kewajiban negara yang diemban oleh pemerintah sesuai amanat konstitusi," ujar Achmad.(vvc)
INFO RUMAH SAKIT
KEDAI KOPI SULI Menjual makanan : Nasi goreng seafood, mie goreng, mie ayam dan minuman. Free WiFi. Jl. Belimbing No. 100 D Pekanbaru, HP. 0813 6552 0112
CAHAYA TINJA Menerima penyedotan tinja dan melancarkan saluran air tanpa bongkar & zat kimia. Bisa dipanggil luar dan dalam kota.
FAKHIRA TOURS & TRAVEL Melayani : - Penjualan Tiket Pesawat (Dalam dan Luar Negeri) - Paket Umroh - Tour Domestik - Penjualan Token Listrik, Pulsa HP. Hub : HP. 0813-7277-9494 Jl. Suka Karya Perum Mawaddah IV Blok A No. 6, Panam-Pekanbaru
Hub: 085271152003
KURNIA TOUR & TRAVEL Menyediakan paket tour domestik Lombok, Bali, Jogja, Jakarta dan Bandung dan International Malaysia, Singapura dan Thailand.
ANDA TELAT BULAN ?? Solusi cepat & Tepat untuk melancarkan Haid secara teratur dalam waktu singkat 3 jam haid kembali lancar senormalnya aman tanpa efek samping. TERBUKTI !! HUB: 0852-0404-4422
Alamat :
SALSABILLA WEDDING
Jl. Dr. Sam Ratulangi No. 30
Menyewakan: Pelaminan, Tenda, Pentas, Kursi, Orgen Tunggal, Video Shooting. Alamat : Jl. Suka Karya Perm. Bumi Tarai Damai Blok H No.17. Telp. 0812 7577 1970 / 0852 6505 7777 (Yani)
Pekanbaru 0812 7662 4389, 0852 7128 0334 BB : 7EAE3733
Jl. Soekarno-Hatta Km. 6.5 Pekanbaru 28282 Telp. (0761) 698 99 44
RS BERSALIN
ANNISA Jl. Garuda, Tangkerang Pekanbaru
RSUD
KLINIK
ARIFIN ACHMAD
DOKTER BASTIAN
Jl. Diponegoro No.2 Pekanbaru 28285 Telp. (0761) 21618 Fax. (0761) 20253 email: hikrsudaa@yahoo.co.id
Jl. Garuda Sakti KM. 2 Panam, Pekanbaru, Riau Phone 0821 7171 1999
RUMAH SAKIT JIWA TAMPAN
RSU PEKANBARU
Jl. H.R. Subrantas KM. 12,5 Pekanbaru Telp. (0761) 63240 Fax. (0761) 63239 email : rstampan@yahoo.com
KLINIK
MEDICAL CENTER Jl. Lembaga Permasyarakatan No. 25 Gobah Pekanbaru 28131 Telp. (0761) 848100 Fax. (0761) 859510 email : rspmc.pku@gmail.com
PRATAMA DAFFA Jl. Paus No. 99B Pekanbaru Telp. 0823 8881 5636
PRAKTEK DOKTER Praktek Dokter Umum: dr. Novita Riza. Sip:BPT/441/S1-DU/ IV/2013/119. Buka setiap hari.
Praktek Dokter Gigi :
Jl. Tuanku Tambusai No.55 Telp. (0761) 33850 / 33612 Fax. (0761) 33649 Pekanbaru - Riau
KLINIK
BERTUAH MEDIKA
RS SANTA MARIA PEKANBARU Jl. A. Yani No.68 Pekanbaru 28127 Telp. (0761) 22213. Fax. (0761) 26071 email: rsssmpku@gmail.com
Jl. Puyuh Mas, Pekanbaru, Riau Phone 0852 6345 0047 Tangkerang
drg. Fika Fajar.Sip:8/05.06/BPTPM/ I/2015. Praktek : Hari Senin s/d Sabtu, Pukul: 16.30 s/d 20.30 WIB. Alamat : Jl. Cendrawasih No.88A Tangkerang Tengah - Pekanbaru
KLINIK SYAHBUDIN Jl. Adi Sucipto No. 171/1 Telp. (0761) 5666676 Pekanbaru
Jl. Jenderal Sudirman No.134 Pekanbaru 28282 Telp. (0761) 856517 Fax. (0761) 41887
Indragiri Hilir
KAMIS 21 Desember 2017
11
Bumi Sri Gemilang
advertorial
Bupati Wardan Hadiri Maulid Nabi di Desa Lubuk Besar TEMBILAHAN (HR) - Bupati Kabupaten Indragiri Hilir HM Wardan mengikuti peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1439 Hijriyah yang diselenggarakan di Desa Lubuk Besar, Kecamatan Kemuning, Senin (18/12/2017). Dalam suasana lindap disertai gerimis, kedatangan Bupati Inhil mendapat sambutan hangat dari puluhan masyarakat yang telah menunggu kehadirannya sejak pagi. Menurut Bupati, meski sudah memasuki hari terakhir dari bulan Rabiul Awal, antusiasme masyarakat masih tetap tinggi untuk menyelenggarakan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. "Ini tentunya hal yang luar biasa, dimulai dari masuknya bulan Rabiul Awal sampai pada akhir, masyarakat tetap saja bersemangat tinggi menggelar Maulid Nabi SAW," tukas Bupati. Yang lebih menggembirakan, kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW, dikatakan Bupati, tidak hanya diselenggarakan oleh suatu golongan, melainkan oleh segenap komponen masyarakat. "Organisasi, Sekolah, Masjid dan Surau bergantian menghelat kegiatan Maulid Nabi. Semalam, Kesatuan Masyarakat Inhil di Pekanbaru menggelar Maulid Nabi
Muhammad SAW yang juga bertujuan untuk meningkatkan Ukhuwah Islamiyah antar sesama Muslim," jelas HM Wardan. Selanjutnya, Bupati berpesan agar, kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW yang digelar, khususnya di Desa Lubuk Besar, Kecamatan Kemuning tidak hanya menjadi sebatas kegiatan ceremonial belaka. Namun, pesan positif yang diterima dari gelaran Maulid Nabi Muhammad SAW dapat diterapkan dalam kehidupan. Dalam kesempatan ini, secara luas, Bupati juga mengapresiasi, kegiatan - kegiatan keagamaan yang diadakan di Kabupaten Inhil. Sebab, menurutnya, kegiatan keagamaan di Inhil memiliki perbedaan yang relatif mencolok jika dibandingkan daerah Kabupaten / Kota lainnya di Provinsi Riau. "Di Inhil semangat yang tinggi tidak hanya datang dari segelintir masyarakat saja. Semangat kegamaan itu datang dari berbagai kalangan ummat Muslim. Ramainya
HALUAN
RIAU/ADV
BUP ATI Wardan hadiri Maulid Nabi di Desa Lubuk Besar. BUPA masyarakat yang hadir menyuguhkan sesuatu yang berbeda dari Kabupaten / Kota di Provinsi Riau," tandas Bupati. #Singgahi Maulid Nabi Muhammad SAW Desa Pasar Kembang, Keritang Setelah melalui perjalanan 2,5 jam lamanya, sebelum sampai ke tempat tujuan Maulid Nabi Muhammad
SAW di Desa Lubuk Besar, Kecamatan Kemuning, Bupati Inhil, HM Wardan menyinggahi kegiatan serupa yang digelar oleh Pemerintahan Desa Pasar Kembang, Kecamatan Keritang. Saat melintasi Desa Pasar Kembang yang juga adalah kampung kelahiran Orang Nomor Satu di Kabupaten
Inhil, Bupati yang sebenarnya sudah ditunggu - tunggu kehadirannya di Desa Lubuk Besar, Kecamatan Kemuning menyempatkan diri untuk menyampaikan serangkaian pesan kepada hadirin kala itu Bupati berpesan, agar masyarakat yang mengikuti kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW dapat mengambil
hikmah dan menerapkan hal hal positif yang diperoleh dalam kehidupan sehari - hari. "Selamat mengikuti. Mohon maaf tidak bisa berlama - lama karena telah ada janji dan ditunggu di Desa Lubuk Besar," tukas Bupati seraya menyampaikan salam dan beranjak pergi meninggalkan lokasi kegiatan.(adv)
Diskes Inhil Ungkap 12 Keberhasil Bupati Wardan
HALUAN
RIAU/ADV
DISKES Inhil Ungkap 12 Keberhasil Bupati Wardan.
TEMBILAHAN (HR) - Dinas Kesehatan Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) menggelar malam ramah tamah sekaligus penutupan Rapat Kerja Kesehatan tahun 2017, Selasa (19/ 12/2017) malam. Kegiatan yang dipusatkan di Gedung PSMTI Jalan Pekan Arba, Tembilahan itu turut dihadiri Sekda Inhil H Said Syarifuddin, Bunda PAUD Inhil Hj Zulaikhah Wardan,
Disambutan Hangat, Kapolres Inhil Silaturahmi ke Markas Kodim 0314 TEMBILAHAN (HR) - Kapolres Indragiri Hilir AKBP Christian Rony Putra SIK MH mengunjungi Markas Komando Distrik Militer 0314/ Indragiri Hilir, Rabu, 20/12/2017. Kedatangan Kapolres, disambut langsung oleh Dandim 0314 Indragiri Hilir Letkol Inf. Andrian
HALUAN
Siregar, di ruang kerjanya. Kunjungan Kapolres tersebut adalah untuk memperkenalkan diri, sebagai pejabat baru di Kabupaten Indragiri Hilir. Selain itu juga memantapkan sinergi yang sudah terjalin erat selama ini antara Polres Indragiri Hilir dengan Kodim 0314/
RIAU/NET
KAPOLRES Inhil Silaturahmi ke Markas Kodim 0314.
Indragiri Hilir. Dalam perbincangan yang penuh keakraban, Kapolres mengungkapkan berbagai kegiatan kegiatan, yang akan dilaksanakan oleh Polres Indragiri Hilir ke depan, termasuk tentang pelaksanaan Operasi Lilin Siak - 2017, untuk pengamanan Perayaan Natal 2017 dan Tahun Baru 2018, yang akan diawali dengan Gelar Pasukan Operasi, pada hari Kamis, tanggal 21 Desember 2017. Dandim menyambut baik kedatangan Kapolres di Kodim 0314 Indragiri Hilir. Dengan tegas Dandim menyatakan, siap mendukung langkah Polres Indragiri Hilir dalam mewujudkan situasi Kamtibmas, yang aman dan kondusif di Indragiri Hilir. Kunjungan orang nomor satu di Polres Indragiri Hilir, yang disambut dengan hangat, oleh orang nomor satu di Kodim 0314/Indragiri Hilir ini, adalah sebagai perwujudan bahwa TNI - Polri adalah satu dalam menjaga keutuhan NKRI. (nan/psn)
Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Inhil Ustad Sumardi, Dirut RSUD Puri Husada dr. Irianto, seluruh kepala Puskesmas dan Pustu serta kepala TU. Pada kesempatan itu, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Inhil H Zainal Arifin SKM M.Kes menyampaikan ada 12 keberhasilan periode Bupati Inhil HM
terbuka maupun tertutup pada seluruh rangkaian perayaan Natal 2017 dan Tahun baru 2018. Selain itu, rapat ini dilakukan untuk menyamakan persepsi dari seluruh instansi vertikal dalam pelaksanaan Operasi Lilin Siak – 2017 yang akan digelar beberapa hari mendatang, operasi ini akan dimulai dari tanggal 23 Desember 2017 s/d 01 Januari 2018 selama 10 hari. Ari Kartika Bhakti menambahkan bahwa pihaknya saat ini rutin melaksanakan kegiatan kepolisian yang ditingkatkan dengan mengoptimalkan kegiatan razia maupun cipta kondisi di Polsek-polsek jajaran Polres Inhil. Dalam rapat koordinasi tersebut, Kasat Lantas Polres Inhil AKP Jusli, S.H memaparkan rangkaian serta pentahapan operasi Lilin yang akan dilaksanakan, baik tujuan dan sasaran
HALUAN
Kapolres dan Disperindag Inhil Sidak Pasar Terapung TEMBILAHAN (HR) - Kapolres Indragiri Hilir AKBP Christian Rony Putra, S.I.K, M.H didampingi oleh Kabid Meteorologi Disperindag Kabupaten Indragiri Hilir Drs. Hafriyon, dan Kepala Sub Divre Bulog Tembilahan, menyambangi Pasar Terapung di Jalan Yos Sudarso Tembilahan, Rabu (20/12/2017). Ikut mendampingi Kapolres adalah Kasat Intelkam AKP Erol Ronny Risambessy, S.I.K dan Kasat Reskrim AKP Arry Prasetyo, S.H, M.H, dan Personel Sat Untelkam dan Sat Reskrim Polres Indragiri Hilir. Kedatangan orang nomor satu di Polres Indragiri Hilir ini, diketahui untuk mengantisipasi lonjakan harga sembilan bahan pokok yang menjadi kebutuhan masyarakat
RIAU/NET
POLRES Inhil Gelar Rakor Pengamanan Natal 2017 dan Tahun Baru 2018. operasi Lilin turut dijelaskan AKP Jusli. Dalam paparannya, AKP Jusli, S.H juga menyampaikan bahwa Kepolisian akan mengedepankan kegiatan Satgas Turbinjali, Satgas Kamseltibcarlantas, Satgas Lidik Sidik yang di dukung Satgas Banops. Masing-masing Satgas
Kematian Bayi 6. Pembangunan Puskesmas dan Puskesmas Pembantu 7. Puskesmas Terakreditasi 8. Universal Coverage BLUE 25 Puskesmas 9. Peningkatan Sarana dan Prasarana 10. Inhi Bebas Pasung 11. Bridging System PCare BPJS dan Simpus Pertama di Sumatra 12. Bhakti Sosial
ANTISIPASI LONJAKAN HARGA
Polres Inhil Gelar Rapat Eksternal Jelang Natal dan Tahun Baru TEMBILAHAN (HR) - Kepolisian Resor Indragiri Hilir menggelar Rapat Koordinasi Eksternal dengan instansi terkait jelang pelaksanaan Operasi Lilin – Siak 2017, di ruang Tribrata Polres Inhil, Selasa (19/17/2017). Rapat ini dibuka oleh Wakapolres Inhil KOMPOL Ari Kartika Bhakti, SIK dan dihadiri perwakilan instansi lain yang terkait dalam mendukung Operasi Kepolisian Terpusat dengan sandi “Operasi Lilin SIak – 2017”. Dalam sambutannya, Wakapolres Inhil Kompol Ari Kartika Bhakti, SIK membahas tujuan rapat koordinasi menjelang Operasi Lilin Siak – 2017 yang akan melibatkan seluruh stake holder, sebab operasi ini bersifat terbuka dalam bentuk operasi pemerliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat yang dilaksanakan dengan sistem pengamanan secara
Wardan di bidang kesehatan diantaranya : 1. Produk hukum bidang kesehatan baik itu Perda dan Perbub Bupati. 2. Jaminan Kesehatan Masyarakat Miskin 3. Penghargaan Bidang Kesehatan Tingkat Nasional dan Provinsi. 4. Penurunan Angka Kematian Ibu 5. Penurunan Angka
tersebut dengan menggandeng instansi terkait diharapkan mampu mewujudkan situasi dan kondisi kamtibmas yang aman, kondusif dan terkendali sebelum, pada saat dan paska Natal 2017 dan Tahun baru 2018. (nan/psn)
HALUAN
RIAU/NET
ANTISIP ASI Lonjakan Bahan Pokok, Polres Inhil Sidak Pasar ANTISIPASI Terapung. menjelang perayaan Natal 2017 dan Tahun Baru 2018. Pasar Terapung Tembilahan merupakan pasar yang jadi tujuan warga setempat untuk memenuhi kebutuhan sehari -hari. Dalam peninjauan tersebut, Kapolres dan rombongan mendapatkan penjelasan dari pedagang tentang kisaran dan pergerakan harga bahan kebutuhan pokok. Secara umum, harga semabko di pasar tersebut masih stabil, hanya ada beberapa harga barang yang sedikit mengalami lonjakan seperti, telur ayam ras yang naik Rp. 500 perkilo dan daging ayam yang mengalami kenaikan sebesar Rp. 2.000 perkilo. Di tingkat pengecer, juga ada sedikit perbedaan harga, tergantung agen atau distributor, tempat pedagang tersebut mendapatkan distribusi barangnya. Kapolres mengatakan, sesuai dengan arahan Kapolri bersama Menko Maritim dan
Panglima TNI serta Menteri terkait, distribusi barang dan sembako, menjadi salah satu fokus utama Polri dalam Operasi Lilin 2017 ini, selain ancaman terorisme dan pengamanan Perayaan Natal 2017 dan Tahun Baru 2018. Untuk wilayah Kabupaten Indragiri Hilir, Kapolres telah memerintahkan para Kapolsek jajaran untuk memonitor pergerakan harga sembako di wilayah masing - masing. Hal itu untuk menghindarkan adanya para spekulan yang melakukan penumpukan barang. Sedangkan untuk menciptakan suasana aman dan kondusif, Polres Indragiri Hilir dan jajaran, melaksanakan Kegiatan Kepolisian yang Ditingkatan. Semuanya itu, untuk menciptakan rasa aman dan nyaman masyarakat, di saat merayakan Natal bagi umat kristiani serta yang merayakan malam pergantian tahun.(nan/psn)
Kuansing-Inhu
12
KAMIS 21 Desember 2017
Targetkan 100 Persen Kelistrikan di Inhu n LAPORAN:
EKA BUANA PUTRA Liputan Inhu
RENGA T (HR) RENGAT (HR)-Salah satu infrastruktur utama yang terus diwujudkan yakni kelistrikan. Pemkab Inhu terus berupaya bagaimana seluruh 194 desa/ kelurahan di Inhu dapat menikmati listrik. Karena dengan listrik tentunya akan berdampak juga pada kesejahteraan masyarakat. Menurut Kabag SDA Setda Inhu, Bakri, sejauh ini untuk kelistrikan sendiri di Inhu sudah hampir mencapai 100 persen. Ada beberapa desa yang memang belum sama sekali mendapatkan listrik yakni Desa Peladangan, Kecamatan Batang Peranap, Desa Talang Pringjaya, Desa Talang Sungai Ekok, Desa Talang Tujuh Buah Tangga di kecamatan Rakit Kulim dan Desa Sanglap, keca-
matan Batang Cenaku. "Lima desa tersebut memang jauh dari jaringan sehingga sedikit ada kesulitan. Namun tahun 2018 ini Pemkab Inhu akan tetap memperjuangkannya," tegasnya. Dikatakannya, Pemkab sudah tidak memiliki kewenangan untuk penyediaan tiang dan sebagainya. Semuanya berada pada PLN dan Pemkab sifatnya adalah koordinasi dengan salah satu per-
usahaan BUMN di bidang kelistrikan tersebut. Namun sejauh ini apa yang menjadi pengajuan Pemkab selalu terpenuhi sesuai dengan ketersediaan anggaran pada PLN itu sendiri. Target Pemkab Inhu ini tentunya sangat berdasar, mengingat saat ini di Inhu untuk daya dari PLN sendiri sudah mengalami surplus dengan adanya PLTD Kota Lama, PLTD Pangkalan Kasai, PLTMG 20 MW. Selain itu juga akan dibangunnya beberapa pembangkit lainnya, seperti di Seberida dengan ketersediaan daya 15 MW dan yang terbesar adalah pembangunan Gardu Induk di Desa Tanah Datar, Kecamatan Rengat Barat dengan kekuatan 150 KV. Bakri berharap kelistrikan di Inhu akan bisa teraliri 100 persen, sehingga seluruh masyarakat bisa menikmatinya, baik yang berada di perkotaan maupun di pelosok desa sekalipun. (***)
Dua Desa di Kuansing Lambat Serahkan SPJ TELUK KUANTAN (HR)– Lambat menyerahkan Surat Pertanggungjawaban (SPJ) oleh kepala desa menjadi sebab belum dilakukannya pencairan dana desa (DD) tahap dua. Hal ini terjadi di 2 desa di Kabupaten Kuansing. Demikian disampaikan Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Masyarakat dan Pemberdayaan Desa, Kabupaten Kuansing, Muharlius, MSi melalui Kabid Pemberdayaan Desa, Drs Napisman, kepada Haluan Riau, Rabu (20/12). Untuk itu ia mengaku, sampai saat ini ada dua desa yang belum menyampaikan SPJ pencairan tahap satu lalu, karenanya pihaknya tengah menggenjot agar kepala desa segera menyelesaikan SPJ. Sebab terlambatnya penyerahan SPJ mengakibatkan DD tahap dua yang sudah masuk ke APBDes 2017 belum bisa dicairkan. "Ya sampai saat ini dari 218
desa yang ada di Kuansing, memang ada dua desa yang belum menyampaikan SPJ tahap satu. Adalah Desa Sako Kecamatan Pangean dan Desa Pulau Padang, Kecamatan Singingi. Dan kami sudah berkoordinasi dengan kepala desa tersebut untuk segera menyerahkan SPJ-nya. Supaya SPJ-nya segera selesai bulan Desember ini," jelasnya. Lebih lanjut dijelaskannya, setelah semua kepala desa di Kabupaten Kuansing mengumpulkan SPJ, tugas Pemkab untuk melaporkan pada pemerintah pusat. Menurut Napisman, pencairan tidak harus dilakukan bersamaan se-Kuansing. Jika satu desa telah mengumpulkan semua SPJ dan administrasi lainnya, maka DD bisa langsung dicairkan untuk desa tersebut. "Kalau ini tidak cair maka pembangunan di desa bisa berabe. Masyarakat yang dirugikan. Karena hak untuk
mendapatkan pembangunan dari pemerintah jadi gagal. Mudah-mudahan bisa cair di akhir Desember ini," ucapnya. Desa di Kuansing yang menerima DD berjumlah 218 desa. Dengan total anggaran yang dikucurkan pemerintah pusat sebesar Rp160 miliar untuk tahun 2017. Tiap desa mendapatkan alokasi dana mulai dari Rp700 juta hingga Rp800 juta, disesuaikan dengan jumlah penduduk, luas wilayah dan pertimbangan lainnya. "Pencairan dana untuk pembangunan desa ini dilakukan dalam dua tahap. Sedangkan utamanya DD itu dianjurkan untuk program One Village One Product (OVOP), peningkatan perekonomian masyarakat melalui Badan Usaha Milik Desa (Bumdes), pembangunan embung desa dan sarana prasarana olahraga desa dan infrastruktur lainnya," katanya.(wan)
HALUAN
RIAU/NET
KANT OR PLN Rengat, Inhu. KANTOR
PN Eksekusi Lahan Sengketa di Pematangreba RENGAT (HR)-Pengadilan Negeri (PN) akhirnya melakukan eksekusi lahan sengketa di jalan lintas Rengat Pematangreba, tepatnya berbatasan dengan Samsat Rengat. Lahan 10x50 meter tersebut dieksekusi setelah Incraht dengan Keputusan Mahkamah Agung No 1532 K/ PDT/2014 sesuai pengajuan kasasi dari pihak tergugat. "Pada tingkat PN Rengat, tingkat banding di Pengadilan Tinggi (PT) Riau dan Kasasi MA, se-
muanya tergugat kalah, tegas pengacara Penggugat Bachtiar SH. Eksekusi tersebut selain dihadiri oleh pengacara dari penggugat, juga dihadiri Panitera PN Rengat, M Jamalis SH, pihak Badan Pertanahan Nasional (BPN) Inhu, Polres Inhu serta keluarga penggugat. Menurut Bachtiar perkara tersebut muncul setelah kliennya, Iras Sempana membeli sebidang tanah (yang menjadi per-
kara) dari Kartini Wati di tahun 2006. Namun di tahun 2008, Kartini meninggal dunia. Kemudian adik almarhumah, Bambang Herwan kembali ingin menguasai lahan tersebut, padahal yang bersangkutan saat akad jual beli ikut menyaksikan. Akibat permasalahan tersebutlah pada akhirnya di tahun 2008 karena tidak bisa diselesaikan secara kekeluargaan, maka diajukan gugatan ke PN Rengat dengan tergugat
Pemkab Taja Diskusi Peningkatan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah TELUK KUANTAN (HR)– Guna mewujudkan pembangunan dengan berorientasi pada pemerintahan yang baik (good governance), Pemkab Kuansing melalui Bagian Organisasi dan Tata Laksana Pemerintahan melaksanakan kegiatan Peningkatan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi. Acara yang dikemas dalam bentuk paparan dan diskusi yang diselenggarakan di Pendopo rumah dinas bupati ini digelar Selasa (19/12), dibuka oleh Bupati Kuansing, Drs H Mursini, M.Si dan dihadiri oleh Wakil Bupati H Halim, kepala OPD, pejabat eselon III dan kasubbag program di lingkup Pemkab Kuansing. Pemateri dalam kegiatan ini adalah Inspektur Kemenpan RB, Depi Ananta. Kabag Ortal Setda Kuansing, Yunita Tresia selaku penyelenggara kegiatan melaporkan, hasil yang ingin diraih dengan tercapainya akuntabilitas kinerja Pemkab Kuansing
yang baik adalah antara lain dapat mengembangkan perekonomian masyarakat yang mandiri dan berdaya saing guna meningkatkan kualitas hidup masyarakat berbasis pertanian dan parawisata. Kemudian, meningkatkan tata kelola sumberdaya alam berdasarkan perencanaan tata ruang yang berwawasan lingkungan. Hasil lainnya yang juga ingin dicapai meningkatkan pembangunan infrastruktur yang berkualitas dan merata serta tercapainya peningkatan suasana kehidupan yang agamis dan melestarikan nilai-nilai budaya. Sementara itu Bupati Kuansing Mursini ketika membuka acara tersebut berpesan kepada seluruh Kepala OPD, pejabat eselon III dan Kasubbag Program yang mengikuti kegiatan ini untuk serius dan mengikuti kegiatan ini sampai selesai. “Harapan pemerintah dan harapan kita semua kedepannya adalah anggaran negara
berbasis kinerja yaitu perhitungannya berdasarkan perencanaan kinerja untuk menghasilkan output dan outcome yang diinginkan masyarakat,” kata bupati, sebab itu dia berpesan untuk tidak segan-segan menanyakan kepada narasumber terkait akuntabilitas kinerja ini. Lebih jauh bupati menjelaskan, sejak tiga tahun terakhir pada tahun 2014 dan 2015 hasil evaluasi akuntabilitas kinerja Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi baru meraih peringkat C dan pada tahun 2016 memperoleh nilai sebesar 51,62 atau predikat CC yang diinterprstasikan cukup. Sehubungan hal itu, bupati mengucapkan berharap kepada Kementerian Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi dimana telah hadir Devi Ananta sebagai pemateri kepada para peserta untuk memberikan perbaikan demi keselarasan tujuan dan sasaran kinerja pembangunan di Kabupaten Kuansing. (wan)
HALUAN
RIAU/EKA
EKSEK USI lahan yang dilaksanakan Pengadilan Negeri Rengat. EKSEKUSI
Bambang dan suami almarhumah, Barian Sanur. "Sebenarnya Barian tidak terlibat dalam masalah ini, namun karena mewakili almarhumah maka sesuai aturan, harus dimasukkan sebagai ahli waris, jelas Bachtiar. Terkait tertundanya eksekusi karena keputusan MA keluar pada tahun 2014 silam, Bachtiar mengatakan, putusan tersebut baru sampai ke PN Rengat pada akhir 2016 lalu dan tentunya untuk eksekusi ada proses yang harus dilalui untuk meminimalisir terjadinya gejolak. Eksekusi dilakukan dengan melakukan pemancangan patok tanah dan pagar berduri, sebagai tanda kepemilikan sepanjang batas tanah yang dieksekusi dan dibuatkan berita acara. Dengan demikian tanah tersebut sudah sah menjadi milik Iras Sempana. Sementara itu Jamalis mengungkapkan, eksekusi ini merupakan eksekusi kedua yang dilaksanakan oleh PN Rengat pada tahun 2017 ini. "Ini yang kedua, sebelumnya dilaksanakan di Air Molek, Kecamatan Pasir Penyu dan keduanya berjalan dengan lancar, tambahnya. (eka)
PENARI YANG BATAL TAMPIL DI ACARA GUBERNUR MASIH KECEWA
Nyatakan Tak Hadiri Undangan di Gedung Daerah Riau TELUK KUANTAN (HR)-Sepekan sudah berlalu, kegiatan Hari Menanam Pohon Indonesia
(HMPI) dan Bulan Menanam Nasional (BMN) Provinsi Riau Tahun 2017 yang dibuka langsung oleh Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman beberapa waktu lalu di Desa Pantai Kecamatan Kuantan Mudik, Kuansing masih menyisakan kekecewaan pada penari yang batal tampil. Rasa kekecewaan men dalam masih dirasakan oleh peserta tari siswi SMPN 4 kecamatan Kuantan Mudik, akibat batal tampil pada acara yang digelar Pemprov beberapa waktu lalu tersebut. Seperti diungkapkan salah seorang peserta tari, Riza saat dikonfirmasi wartawan Selasa (19/12), terkait info akan diundangnya peserta tari yang batal tampil tersebut, karena sebagai bentuk penghargaan Pemprov mengundang mereka pada acara malam tahun baru mendatang, di Gedung Da-
erah Provinsu Riau, Kota Pekanbaru. Riza yang masih duduk di bangku pendidikan kelas 9 (sembilan) itu mengatakan, dirinya sangat kecewa dengan peristiwa yang dialaminya pada saat acara tersebut. "Bukan saya saja yang merasa kecewa, bahkan peserta lainya maupun sebagian besar masyarakat sudah merasakan hal yang sama," ujarnya. Kenapa demikian, kata Riza, karena rasa capek waktu latihan sampai saat ini masih terasa, karena kemarin itu kami latihan dari pulang sekolah, habis pulang sekolah tu kami cuman ma kan trus ganti baju sholat, dah langsung pergi lagi ke sekolah sampai masuk Magrib baru pulang. Tiap hari kami seperti itu, kecuali hari minggu karena cuma hari minggu kami bisa istirhat," ujarnya
dengan nada kecewa. Kekecewaan ini tidak bagi penari saja, menurut dia, sejumlah ibu-ibu pun juga sangat kecewa karena dia sudah memasak sampai bermalam-malam demi membuat hidangan makan meyambut kedatangan orang nomor satu di Provinsi Riau dan rombongan. "Tapi malah Gubri tidak singgah untuk mencicipi masakannya," terangnya. Kemudian, saat diminta tanggapan terkait info undangan yang akan disampaikan pihak Pemprov Riau untuk datang ke Gedung Daerah Riau, pada acara malam tahun baru akhir Desember mendatang apakah dia bersedia hadir, Ia menyatakan, tidak akan menghadiri undangan tersebut. "Kalau betul diundang pun saya tak mau bang, mau ditarok dimana lagi harga diri kami ini. Kami tak mau lah," ungkapnya. (wan)
KAMIS 21 Desember 2017
Pelalawan-Kampar
Tim Satgas Pangan Pelalawan Sidak Pasar PELALAWAN (HR)-Menjelang perayaan Natal dan pergantian tahun baru 2018, Tim Satuan Tugas (Satgas) Pangan Kabupaten Pelalawan melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke Pasar Baru dan distributor beras di Pangkalan Kerinci, Rabu (20/12). Beberapa komoditas pangan dilakukan pengecekan oleh tim dengan mendatangi satu persatu kios pangan, mulai dari kios beras, daging ayam, daging sapi, telur dan sayuran. Hasil pengecekan, tim mendapati stok barang masih aman. Selain itu harga kebutuhan masih stabil dan belum ada lonjakan yang signifikan. Usai melakukan sidak, Wakapolres Pelalawan Kompol Jose Dc Fernandes yang mendampingi Sekdakab Pelalawan, T Mukhlis mengatakan, kegiatan yang dilaksanakan bersama pihak terkait untuk mengecek secara langsung kondisi saat ini. "Hasil pemantauan tadi, terpantau stok barang masih aman dan harga komoditas utama juga masih stabil," ungkapnya. Wakapolres Pelalawan mengimbau, masyarakat tidak khawatir dengan kondisi sembako. "Polres Pelalawan bersama aparat terkait akan terus memantau dan menjaga stabilitas harga," tutupnya.(grc)
Polres-Pemkab Kampar Lakukan Operasi Pasar BANGKINANG (HR)-Menjelang berakhirnya tahun 2017, jajaran Polres Kampar bersama Pemerintah Kabupaten Kampar melakukan Operasi Pasardi Kecamatan Bangkinang Kota, Rabu (20/12) pagi. Operasi pasar ini langsung dipimpin Kapolres Kampar AKBP Deni Okvianto SIK, MH didampingi Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Kampar Ir. Aliman Makmur MSi, Phd. Turut hadir bersama Tim ini Kasat Reskrim AKP Fajri SH, SIK, Kasat Sabhara AKP Hermawan, Sekretaris Dinas Ketahanan Pangan Muhammad dan beberapa stafnya. Dalam pelaksanaan Operasi Pasar ini Kapolres Kampar dan rombongan mengunjungi Pasar Inpres di Jalan Sisingamangaraja Bangkinang, yang menjadi pusat penjualan kebutuhan bahan pokok masyarakat Kota Bangkinang dan sekitarnya. Rombongan meninjau kegiatan jual beli di pasar ini antara lain pedagang sembako, daging sapi, ayam dan ikan serta sayuran, selain itu tim juga mengecek perkembangan harga barang kebutuhan pokok masyarakat ini serta menanyakan ketersediaan stok barang kepada para pedagang ini. Dari hasil monitoring dan wawancara dengan para pedagang serta masyarakat yang berbelanja di pasar ini, terpantau harga barang kebutuhan pokok cukup stabil dan tidak ada kenaikan harga yang signifikan jelang akhir tahun ini. Selain itu stok barang khususnya pangan juga cukup stabil sesuai kebutuhan masyarakat. Kapolres pada kesempatan ini juga menghimbau kepada para pedagang untuk tidak menumpuk barang dan menaikkan harga semaunya, sehingga stabilitas pangan jelang akhir tahun ini tidak terganggu. Kapolres Kampar juga menyampaikan tekadnya untuk membantu stabilitas pangan di wilayah Kabupaten Kampar jelang akhir tahun ini, dengan melakukan pengawasan secara bersama dengan pihak terkait hingga tingkat Polsek di kecamatan serta menjaga kelancaran distribusi angkutan bahan pokok ke wilayah Kabupaten Kampar. Operasi Pasar ini berakhir pukul 10.15 Wib dan seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dengan aman dan lancar. (oni)
13
BERBAGI KASIH
TP- PKK Kampar Ajangsana ke Panti dan SLB n LAPORAN:
ARI AMRIZAL Liputan Bangkinang
TAMBANG (HR) -Ketua Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP- PKK) Kabupaten Kampar Hj Nur'aini serta jajaran, berbagi kasih dengan menyerahkan bantuan sosial (Bansos) ke sejumlah panti asuhan yang ada di Kabupaten Kampar. Ajangsana Ketua - TPPKK Kabupaten Kampar sendiri dalam rangka Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK -ke 45 tahun 2017 di laksanakan ke Yayasan Baiturrahmah Rimbo Panjang Desa Rimbo Panjang Kecamatan Tambang,
Rabu (20/12). Sementara Wakil Ketua TP-PKK dan rombongan lain dalam waktu yang sama juga menggelar Ajangsana di Desa Laboy Jaya dan Ketua Dharma Wanita Persatuan Kampar menggelar Ajangsana ke
Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Bangkinang. Ketua TP-PKK Kampar Nur'aini mengatakan dalam sambutannya pada acara tersebut menyampaikan, kegiatan Ajangsana tersebut merupakan salah satu program TPPKK Kabupaten Kampar. "Baksos ke panti asuhan ini sudah menjadi salah satu program TP-PKK Kampar, kita berharap dengan bantuan sosial yang diberikan baik melalui TP-PKK maupun pribadi, semoga ini bisa meringankan beban bagi para anak-anak panti," harap Istri Bupati Kampar ini. Selain itu, Nur'aini juga berharap kepada do-
natur yang ada di Kabupaten kampar khususnya Kecamatan Tambang untuk lebih membantu dalam pembangunan serta dalam hal perbaikan jalan menuju panti kita akan coba melalui Pemda Kampar. Sementara itu Ketua Yayasan Baiturrahmah Rimbo Panjang Nasri Ginting, S.Pd.I menjelaskan, bahwa jumlah para anak asuhan sampai saat ini lebih kurang 80 orang. Dalam panti yang mulai berdiri pada tahun 2008 tersebut terdapat dua sekolah MTsS Ar- Rahmah dan MAS AR-Rahma. Sementara itu, Wakil TP-PKK Kabupaten Kam-
par, Muslimawati, didampingi Ketua Persatuan Isteri Tentara (Persit) Kartika Candra kirana Cabang 53 Kodim 0313 Kampar Prita Beni beserta anggota melakukan kunjungan ke Sekolah Luar Biasa (SLB) di desa Laboy Jaya Kecamatan Bangkinang. Pada kesempatan tersebut TP-PKK Kabupaten Kampar dan rombongan menyerahkan bingkisan berupa pakaian sekolah yang diterima oleh Kepala SLB Bangkinang. Kunjungan ini mendapat sambutan dari para guru dan murid yang telah menunggu kedatangan TPPKK Kabupaten Kampar dan rombongan.(***)
HALUAN
RIAU/ARI
KETU A TP-PKK KETUA Kabupaten Kampar Hj Nur'aini Azis menyerahkan bingkisan ke Pengurus Yayasan Baiturrahmah Rimbo Panjang Desa Rimbo Panjang, Tambang, Rabu (20/12).
Pengurus PWI Pelalawan Periode 2017-2020 Dilantik PELALAWAN (HR)-Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Pelalawan periode 2017-2020 usai dilantik secara resmi di Gedung Daerah Laksmana Mangkudiraja, Pangkalan Kerinci, Rabu (20/12). Prosesi pelantikan
dipimpin langsung oleh Ketua PWI Provinsi Riau Zulmansyah Sekedang dan dihadiri Wakil Bupati Pelalawan, H Zardewan, Kapolres Pelalawan, AKBP Kaswandi Irwan, pengurus PWI provinsi dan ka bupaten/kota se Riau, unsur Forkopimda, se-
jumlah pejabat, OKP serta mahasiswa. Ketua PWI Pelalawan menyampaikan, di periode kedua kepemimpinannya, PWI Pelalawan akan memberikan kontribusi bagi pembangunan daerah. "Kami juga mengulurkan tali persahabatan,
kepada seluruh mitra seperti perusahaan dan kepolisian yang saat ini sudah baik. Kedepan semoga lebih baik lagi," kata Asnol Mubarack, dalam sambutan. Ketua PWI Provinsi Riau, Zulmansyah Sekedang berpesan kepada seluruh anggota PWI Pe-
lalawan yang dilantik, dapat menjalankan amanah yang diberikan. "Menjadi tugas kita dalam mengemban amanah yang berat ini. Tetap berpegang pada undangundang dan kode etik jurnalistik dalam menjalankan tugas," jelasnya (grc)
KPU Kampar Verifikasi Faktual Keanggotaan Parpol XII KOTO KAMPAR (HR) -Komisi Pemilihan
Umum (KPU) Kabupaten Kampar melakukan verifikasi faktual terhadap keanggotaan Partai Politik ditingkat kabupaten kampar yang telah dimulai sejak senin kemarin diseluruh Kecamatan di kabupaten Kampar. Komisioner KPU kam par Ahmad Dahlan bersama tim verifikator didampingi Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Panitia Pemungutan Suara (PPS) dan jajaran Panwaslu Kecamatan di Kecamatan XIII Koto Kampar langsung melakukan verifikasi faktual kerumahrumah keanggotaan Partai Politik Perindo dan PSI, Rabu (20/12). Tim verifikasi melakukan verifikasi kebenaran
keanggotaan partai politik dengan menemui anggota partai politik melalui pertemuan tatap muka satu persatu ke rumahrumah (door to door) anggota partai politik dengan cara mencocokkan salinan KTA dengan KTA asli, salinan KTP elektronik atau surat keterangan dengan KTP elektronik asli atau surat keterangan asli dengan beberapa ketentuan diantaranya Apabila data anggota tersebut fiktif maka dinyatakan tidak memenuhi sarat. "Apabila yang bersangkutan tidak dapat menunjukkan KTA dan EKTP asli maka dinyatakan tidak memenuhi sarat keanggotaan parpol, dan jika yang bersang-
kutan dapat menunjukkan KTA dan E-KTP asli dan menyatakan sebagai anggota partai politik maka dinyatakan memenuhi sarat keanggotaan parpol," jelas Ahmad Dahlan. Selanjutnya Apabila yang bersangkutan menyatakan bukan sebagai anggota parpol tertentu dan yang bersangkutan bersedia mengisi formulir lampiran 3 Model BA FK KPU Kabupaten/KotaParpol, maka dinyatakan tidak memenuhi sarat keanggotaan parpol dan dicoret dari daftar anggota parpol tertentu. "Bila yang bersangkutan menyatakan bukan sebagai anggotaparpol tertentu dan yang bersangkutan tidak bersedia
untuk mengisi formulir telah disediakan dan Apabila yang bersangkutan menyatakan mengundurkan diri dari keanggotaan parpol pada masa verifikasi faktual, keanggotaan yang bersangkutan tetap dinyatakan sah," beber Dahlan. "KPU melalui tim verifikator meminta pengurus partai politik menghadirkan anggota partai politik yang tidak dapat ditemui sebagaimana dimaksud pada huruf, pada suatu tempat untuk dilakukan verifikasi faktual oleh KPUatau verifikator lapangan guna membuktikan keanggotaannya paling lambat sampai dengan batas akhir masa verifikasi faktual," jelasnya.(ari)
TERDAMPAK AKIBAT BANJIR
14 Desa di Kampar Terisolir LIPATKAIN (HR)-Sedikit ada 14 desa di Kecamatan Kampar Kiri dan Kampar Kiri Hulu Kabupaten Kampar ikut terdampak akibat banjir yang melanda tiga desa sejak Senin hingga Selasa (18-19/12). Air Sungai Lipai meluap dan merendam belasan rumah warga di tiga desa tersebut yakni Desa Deras Tajak, Desa Tanjung Karang, dan Desa Batu Sasak. Ketinggian air mencapai 40 centimeter. Akibat banjir tersebut, dua titik jalan rusak parah. Tepatnya di Jalan Lipatkain-Limapuluh Kota. “Dua titik yang rusak parah terdapat di Km 9 dan Km 10,” kata
Kalaksa BPBD Kampar Santoso melalui Kepala Pusdalops PB, Candra, Selasa (19/12) malam . Dari informasi yang diterima dari warga, kata dia, rusaknya jalan membuat 16 desa tidak bisa dilalui. Sehingga menjadi terisolir. Desa ini berada di dua kecamatan, yakni Kecamatan Kampar Kiri, dan Kecamatan Kampar Kiri Hulu. Di antaranya, tujuh desa di Kecamatan Kampar Kiri Hulu dan tujuh desa di Kecamatan Kampar Kiri. Tujuh desa yang terdampak banjir di Kampar Kiri itu adalah Desa Tanjung Mas, Sei Raja, Sei Rambai, IV Koto Se-
tingkai, Sei Harapan, Sei Sarik, dan Desa Muara Selaya. “Malam Senin, air sungai mulai meluap. Rumah kami direndam setinggi lutut orang dewasa,” kata Rizki, salah seorang tokoh pemuda di Desa Deras Tajak, saat dihubungi, Selasa (19/12). “Mungkin ada belasan rumah yang terendam. Saya belum bisa pastikan berapa rumah yang terdampak. Yang jelas, satu rumah saya yang terendam,” katanya. Banjir ini juga berdampak kepada jembatan yang ada di Desa Batu Sasak. Jembatan ini hancur saat banjir bandang pada
2015 lalu, jembatan ini hancur. Namun, warga bergotong royong memperbaikinya. Dipasangi papan di atasnya, untuk bisa dilewati. Kepala Pusdalops PB BPBD Kampar Candra mengatakan, banjir dan terisolirnya sejumlah desa di Kecamatan Kampar Kiri dan Kampar Kiri Hulu sudah sering terjadi. Terutama saat musim hujan. Hal ini, katanya, karena tidak ada jalan permanen menuju wilayah itu. Sebab, jalan dan desa-desa tersebut berada di kawasan Suaka Margasatwa Rimbang Baling.(rpc)
KAMIS
Rokan Hulu
14
Pramuka Asal Rohul Bakal Hadir di Perkemahan Wira Karya di Siak
advertorialPemkabRohul
PASIR PENGARAIAN (HR) - Sebanyak 198 orang Pramuka Penegak dari 16 kecamatan se Rokan Hulu, kini tengah mempersiapkan diri dalam menghadapi Perkemahan Wira Karya, yang dipusatkan di Kabupaten Siak. Kegiatan ini akan digelar selama enam hari, terhitung mulai 25 sampai 31 Desember 2017 mendatang. Untuk kelancaran kegiatan tersebut, masing-masing penegak akan didampingi Dewan Kerja Kwartir Ranting (Kwaran), mulai dari berangkat hingga sepulangnya kembali ke Rohul, setelah mengikuti perkemahan Wira Karya tersebut. Menurut Ketua Kepala Pusat Pendidikan dan Latihan Kwarcab Rohul, Kakak Wahyuni, S.Sos MSi didampingi Kakak H.Khairul Akmal, S.Sos MSi selaku Wakil Ketua Bina Muda kepada Haluan Riau, Rabu (20/12) mengatakan, Perkemahan Wira Karya tersebut merupakan kegiatan Pramuk tingkat Provinsi Riau yang dilaksanakan secara rutin
PL T Bupati Rohul, H Sukiman, didampingi sejumlah PLT kepala SKPD dan Polisi, monitoring harga dan ketersediaan pangan jelang Natal dan Tahun baru, Rabu (20/12).
Sukiman: Harga Sembako Stabil, Telur dan Tomat Naik PASIR PENGARAIAN (HR) - Ketersediaan kebutuhan pangan di Kabupaten Rokan Hulu menjelang Natal dan Tahun 2018, masih terpenuhi dengan harga yang stabil. Jenis sembako yang harganya beranjak naik hanya telur dan tomat. Hal itu diketahui dari hasil pantauan Plt. Bupati Rohul, H. Sukiman, saat melakukan monitoring di tiga pasar, yakni Pasar Modern Pasir Pengaraian, Pasar Tradisional di Kecamatan Rambah Samo, dan Pasar Tradisional di Kecamatan Tambusai, Rabu (20/12). “Setelah kita tanya kepada
21 Desember 2017
pedagang, tidak ada perubahan yang signifikan, kecuali Tomat dan Telor. Kalau Tomat dari Rp8000 naik menjadi Rp10.000, begitu juga telor, dari harga 38.000 per papan naik menjadi Rp40.000. Dan Hari ini (kemarin) naik lagi menjadi Rp44.000. Sedangkan jenis lainnya masih stabil,” jelas Sukiman.
Kemudian, untuk menghindari terjadinya kelangkaan kebutuhan pangan di Kabupaten Rohul, yang mengakibatkan kebutuhan pangan melambung, dia menghimbau agen dan pedagang agar tidak melakukan penimbunan barang, karena bisa dipidana. “Menaikkan harga barang sembarangan tidak boleh, karena akan diawasi oleh pihak kepolisian. Tidak ada timbun menimbun lagi. Dan himbauan ini sudah kita sampaikan kepada Camat, Polsek, dan Kepala Desa. Insya Allah sampai hari ini harga sembako di Rohul tetap stabil,” imbuhnya. (adv/humas)
setiap tahunnya. Dia mengaku, setiap acara yang diselenggarakan, Pramuka Penegak asal Kabupaten Rohul selalu ambil bagian dan tidak pernah alpa. “Dalam acara ini tidak ada yang menonjol dengan tujuan meningkatkan solidaritas Pramuka dalam rangka mempererat silahturahmi sesama Pramuka penegak se Provinsia Riau,” terangnya. Wahyuni berpesan, supaya para pendamping nantinya dapat mengkoordinir seluruh kebutuhan kontingen pramuka, mulai dari perjalanan hingga setibanya di bumi perkemahan di Kabupaten Siak. Hal ini agar kegiatan Perkemahan Wira Karya yang dilaksanakan dapat diikuti dengan baik dan lancar. “Selain itu, kepada para pendamping dan pramuka penegak yang ikut serta dalam acara tersebut, jaga nama baik Rohul, dan promosikan ikon Rohul selama berada di Bumi Perkemahan,” pintanya.(gus)
Penimbun Sembako Bakal Ditindak dan Dipidanakan PASIR PENGARAIAN (HR) - Peringatan bagi agen dan pedagang dari Kapolres Rokan Hulu, bahwa jika ada agen dan pedagang yang ketahuan menimbun barang dalam jumlah besar, hingga mengakibatkan harga kebutuhan pangan melambung, akan dipidana sesuai undangundang pangan. Hal itu disampaikan Kapolres Rokan Hulu, AKBP. Yusuf Rahmanto, melalui AKP. Harry Avianto, SH, S.I.K selaku Kasat Reskrim menjawab Haluan Riau, usai mendampingi Plt. Bupati Rohul melakukan monitoring harga sembako di Pasar Modern Pasir Pengaraian, Rabu (20/12). Disampaikannya, dalam menyikapi harga kebutuhan pangan Polisi setiap harinya akan melakukan monitoring dengan melibatkan semua fungsi stakholder. Bagaimana kebutuhan pangan selalu ada dan tidak mengalami kenaikan yang siknifikan. Kalau ditemukan indikasi pelanggaran hukum, akan ditindak atau diproses secara hukum. “Hari besar keagamaan biasanya selalu disertai dengan kenaikan harga kebutuhan pokok. Hal itu kerap dimanfaatkan oleh spekulan nakal untuk menimbun kebutuhan pokok guna mengeruk keuntungan. Kami Satgas pangan baik yang ada di Rokan Hulu ini sendiri maupun dari Polda Riau, akan melakukan monitoring,” tegasnya. “Bila harga pangan ada kenaikan, itu akan dilakukan penyelidikan. Bila ada indikasi pelanggaran hukum, akan kita
laksanakan penindakan atau diproses secara hukum, dan bisa dipidana. Pada penegakan hukumnya di sini kita ada berapa fungsi yang dilibatkan, ada fungsi dari Intelkam, dan ada fungsi dari Satreskrim,”ungkapnya. Ditanya sistim penegakan hukum yang dilakukan, apakah ada takaran atau batasan tarif harga sembako yang telah ditetapkan Pemerintah, atau ada batasan jumlah sembako yang dapat disimpan para pedagang dan agen, menurut AKP. Harry Avianto akan dikoordinasikan dengan dinas terkait. “Untuk batasan kenaikan harga yang masuk dalam tahap penyidikan tetap akan dikoordinasikan dengan Dinas terkait. Dari Dinas terkait itu yang bisa menyampaikan atau melaporkan kepada pihak Kepolisian. Dari laporan itu nantinya akan dilakukan penyidikan lebih lanjut. Jadi, keterlibatan Polri disini, ada monitoring dan ada pengawasan,” ulasnya. Oleh sebab itu, Kasat Reskrim menghimbau kepada para pedagang, atau pengusaha yang akan berniat melakukan penimbunan sembako agar tidak melakukannya. Bila ada yang kedapatan akan ditindak tegas. “Dari hasil monitoring sampai saat ini belum ada ditemukan adanya pelanggaran. Karena harga kebutuhan pangan khususnya di Rokan Hulu masih stabil. Memang ada beberapa komoditi yang naik, tapi tidak siknifikan,” tutupnya.(gus)
Rokan Hilir Kapolres Rohil Kunjungi Pusat Rehabilitasi di Dua Ponpes BAGANSIAPIAPI (HR) - Kapolres Rokan Hilir AKBP Sigit Adiwuryanto, SIK, MH bersama Kapolsek Bangko Kompol Agung Triadi, SIk melakukan kunjungan ke dua pondok pesantren di Bagansiapiapi, Rabu (20/12/2012). Kedatangan Kapolres dan Kapolsek ini untuk silaturahmi dan melihat-lihat pusat rehabilitsi narkotika di sana. Kedatangan Kapolres dan Kapolsek di Pondok Pesantren As-Sunnah Bagansiapiapi yang dipimpin Ustadz Liri Suheri di Kepenghuluan Bagan Jawa, Kecamatan Bangko disambut hangat saat melihat kondisi Ponpes baru ini. “Ada 30 santri dan santriwati. Lokasinya strategis dan perlu perhatian semua pihak, mengingat masih banyak bagian bangunan yang belum selesai,” kata Kapolres. Selanjutnya Kapolres melanjutkan kunjungan ke Taman Majelis Dzikir Yayasan Az-Zikra An-Nur di Kelurahan Bagan Punak, Kecamatan Bangko. Tempat ini sekaligus sebagai pusat rehabbilitasi bagi para pecandu narkotika. Kapolsek Bangko Kompol Agung
Triadi, SIk, MH menambahkan, pihaknya selama ini turut membantu kedua pondok tersebut, salah satunya material. Sehingga saat ini kedua Ponpes ini sudah bisa beroperasi. “Kami berharap agar yang lainnya juga bisa ikut membantu, apalagi ini masalah keagamaan para generasi penerus kita,” kata Kapolsek. Pimpinan Ponpes As Sunah Ustadz, Liri Suheri, mengaku berterima kasih kepada Kapolres Rohil dan Kapolsek Bangko karena sudah bersedia hadir dan ikut membantu dalam membangun Ponpes ini. “Alhamdulillah kami bersyukur orang nomor satu di Kepollisian Polres Rohil dan Polsek Bangko mau datang ke ponpes kami,” katanya. Sementara, Ketua Yayasan Az Zikro KH Mohamamad Zulfan Akbar mengatakan “Alhamdulillah biasanya tiap tahun dari Pemda, tapi dalam dua tahun terakhir belum ada. Jadi kita bergerak minta bantu sama oramg yang peduli dengan niat kita ini, membangun Panti Rehabilitasi Narkoba yang sampai saat ini belum ada di Rohil,” kata KH Mohamamad Zulfan. (jon)
Dua Siswa SD Dapat Bantuan dari Bhabinkamtibmas Sungai Sialang BATUHAMPAR (HR) - Dua Murid Sekolah Dasar di wilayah kerja Bhabinkamtibmas Kepenghuluan Sungai Sialang, Kecamatan Batu Hampar, mendapat bantuan dari Brigadir Teguh Basuki. Kapolsek Batu Hampar, Ipda S Sijabat menyampaikan bahwa kedua anak tersebut adalah dari keluarga yang kurang beruntung, sehingga Bhabinkamtibmas Kepenghuluan Sungai Sialang, Brigadir Teguh Basuki, merasa tergugah untuk meringankan beban keluarga tersebut. Kedua anak tersebut adalah anak dari Sundari yang beralamatkan di Mekar Tani RT 03 RW 02 Desa Parit 5, Kecamatan Batu Hampar, dan anak dari ibu Sri yang beralamat di jalan Lintas Bagan Siapiapi, Sungai Sialang RT 03 RW 02 Desa Parit 5. Sementara bantuan yang diberikan berupa topi, buku tulis, pena, pensil, penggaris, penghapus, kaos kaki, buku gambar dan lain sebagainya guna untuk menunjang kegiatan belajar.
Kapolsek juga menyampaikan bahwa tidak sampai di situ saja, Bhabinkamtibmas juga menyempatkan untuk memberikan pesan-pesan Kamtibmas kepada warga masyarakat di sana. Terkhusus kepada para orang tua untuk mendidik dan mengajar anak selalu hidup disiplin, serta melarang anak pulang larut malam agar tidak terpengaruh dengan pergaulan bebas yang dapat merusak masa depan generasi muda. Bhabinkamtibmas juga berpesan agar siswa rajin belajar supaya jadi anak yang berguna bagi masyarakat nantinya. “ Pemberian sarana kontak oleh Bhabinkamtibmas untuk menjalin hubungan baik yang semakin erat antara warga binaan dengan jajaran Kepolisian, khususnya Polsek Batu Hampar agar semakin dicintai masyarakat, sehingga warga senantiasa peduli dengan keamanan dan ketertiban di lingkungannya,” urai Kapolsek.(jon)
advertorialPemkabRohil
KOMANDAN Kodim 0321 Kabupaten Rokan Hilir Letkol Inf Didik Efendi dan Rombongan Disambut Bupati Suyatno dan Istri.
Dandim Baru Sambangi Bupati Suyatno BAGANSIAPIAPI (HR) - Komandan Kodim 0321 Kabupaten Rokan Hilir Letkol Inf Didik Efendi, S Ip temu ramah dan silaturahmi dengan Pemerintah Daerah Rohil. Kedatangan orang nomor satu di Kodim 0321 Rohil beserta jajaran disambut langsung Bupati Suyatno beserta Ibu Mardiana Suyatno, Rabu (20/12/2012) di Mess Pemda Rohil Jalan Perwira Bagansiapiapi. Bupati Suyatno dalam sambutannya mengatakan selamat datang dan bertugas kepada Dandim baru tersebut. Dia berharap di kepemim-
pinan baru Letkol Inf Didik Efendi,S Ip dapat memberikan semangat baru dalam memajukan Rohil di usianya yang ke-18 tahun ini.
Suyatno juga mengatakan, keberadaan markas Kodim di Rohil memberikan rasa aman bagi masyarakat. “Alhamdulillah hingga sampai saat ini Rohil masih aman, kehadiran TNI di sini sejauh ini sangat berarti bagi masyarakat Rohil, dan ke depan ini harus terus ditingkatkan,” harap Bupati Suyatno. Sementara Dandim 0321 Rohil Letkol Inf Didik Efendi mengatakan, kunjungan ke Pemda Rohil ini sebagai langkah awal untuk saling mengenal, dan silaturahmi. Pada kesempatan tersebut, diharapkan sinergiritas dan
kerjasama yang selama ini sudah terjalin dengan baik dapat ditingkatkan. “Kami tidak bisa melaksanakan tugas tanpa dukungan pemerintah istansi untuk memajukan Rohil, dan yang pasti apa yang bisa kita lakukan pasti kita lakukan untuk memajukan kabupaten Rohil ini,” kata Dandim Didit Efendi. Acara ini dihadiri Wakil Bupati Jamiluddin, Kapolres AKBP Sigit Adiwuryanto S,Ik, Wakil DPRD Suryadi, Ketua PN Aswir, Kapolsek Bangko Kompol Agung triady, seluruh Danramil se-Rohil, dan seluruh kepala dinas.(adv)
Bengkalis-Dumai-Meranti
KAMIS 21 Desember 2017
15
MALAM PUNCAK HUT KE-9 MERANTI
Ribuan Warga Meranti Tumpah Ruah n LAPORAN: TENGKU AZWIN
Liputan Meranti
SELA TP ANJANG (HR) SELATP TPANJANG (HR)-Selasa (19/12) malam merupakan puncak perayaan Hari Jadi ke-9 Kepulauan Meranti yang ditunggu-tunggu masyarkat Meranti. Sebab, mereka dihibur oleh arits ibukota dan dapat menikmati berbagai macam hidangan gratis yang disajikan oleh stan OPD dan mitra Pemkab Meranti. Sehingga, ribuan masyarakat Meranti tumpah ruah berdatangan ke halaman Kantor Bupati, pusat dilaksanakannya pesta rakyat ini. Hadir pula para petinggi negeri dan tokoh masyarakat, Wakil Bupati Kepulauan Meranti Said Hasyim, Ketua DPRD Fauzy Hasan dan jajajaran, Sekretaris Daerah Yulian Norwis, Kapores Meranti AKBP Laode Proyek, Danramil Selatpanjang Mayor
HALUAN
RIAU/WIN
MASY ARAKA T Meranti foto bersama Wakil Bupati Meranti. MASYARAKA ARAKAT
TNI Tambunan, Perwakilan Kejari, Ketua MUI Mustafa, Ketua LAM Riau Kepulauan Meranti, para tokoh pejuang Meranti, ketua ormas, Kepemudaan dan lainnya. Malam puncak HUT Meranti mendapat sambutan luar biasa dari war-
ga, mulai pukul 19.30 WIB, ribuan masyarakat Meranti baik tua muda, sudah mulai memadati lokasi acara halaman kantor Bupati Kepulauan Meranti. Masyarakat bebas menikmati berbagai hidangan gratis mulai minuman hingga makanan yang ditawarkan pada puluhan stand stand
OPD yang berada disekeliling pentas utama. Terlihat masyarakat begitu menikmati acara yang memang dirancang dari rakyat untuk rakyat dalam merayakan HUT Meranti yang dicintai. Sambil menikmati hidangan kesayangan, masyarakat juga dapat menyaksikan hiburan musik yang ditam-
kaget di wilayah itu mematikan mata pencarian para pedagang yang berjualan di Pasar Uka. Betapa tidak, dari 200 pedagang yang sebelumnya sudah menempati pasar uka, kini sejak pasar kaget menjamur, pedagang menghilang hanya menyisakan sekitar 10 pedagang saja. “Pasar Uka ini sebenarnya buka setiap hari, tapi karena banyaknya pasar kaget, pedagangpun lari. Coba bayangkan, ada lima pasar kaget di wilayah ini tiap hari buka. Terpaksa kami cuma buka sehari saja yaitu hari Kamis, tak ada pedagang lagi yang mau jualan di Pasar Uka,” cetus Arman. Terpisah, Kepala Badan Satuan Polisi Pamong Praja Pekanbaru, Zulfahmi Adrian, dikonfirmasi terkait laporan yang disampaikan, mem-
benarkan sudah menerima laporan dari pengelola Pasar Uka yang meminta pihaknya untuk menertibkan keberadaan pasar kaget. Namun demikian, kata Zul, pihak pengelola tidak bisa serta merta meminta Satpol begitusaja menertibkan karena Pasar Uka juga belum memiliki legalitas jelas. “Kami sudah arahkan pengelola untuk mengurus legalitas jelasnya, dari dokumen yang kami terima, pasar baru memiliki surat keterangan bahwa sedang mengurus izin. Artinya belum boleh buka sebelum izinnya terbit, apalagi pasar uka itu kan pasar swasta,” ungkap Kasatpol PP. Menurut dia, seharusnya pengelola bisa memberikan pelayanan terbaik kepada pedagang sehingga pasar kaget tidak muncul di sana.
Seperti menggratiskan lapak, parkir atau apa saja yang bisa menarik padagang berjualan di dalam pasar. “Intinya, kalau belum punya izin, kan sama saja pasar Uka itu dengan pasar kaget,” jelas Zul. Sementara itu, Kepala Bidang Pasar Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Pekanbaru, Tengku Firdaus, dikonfirmasi mengatakan, pihaknya memang sudah memberikan rekomendasi pengelolaan pasar rakyat. Hanya tinggal menerbitkan izin saja, semua syarat sudah terpenuhi. “Benar, untuk Pasar Uka, semua persyaratan sudah dipenuhi, seperti kajian Sosek, Amdalalin, Amdal, bahkan izin prinsip dari Pak wako juga sudah. Tinggal izin operasionalnya saja,” jelas Firdaus.(her)
wartawan menjaga etika dan kode etik jurnalistik,” pesan Kapolda. Selain itu, antara Kapolda Riau dan Forum Pemred Riau terlihat aktif membahas isu-isu terkini, terutama terkait kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), seperti terkait perlakuan masyarakat yang main hakim sendiri terhadap pria yang dituduh sebagai pelaku di Kampar beberapa hari yang lalu. “Saya
sudah perintahkan Kapolresnya (Kapolres Kampar,red) untuk mengusut kasus itu. Ini (main hakim sendiri,red) tidak boleh terjadi. Kalau dibiarkan, tentu akan menjadi preseden buruk dalam penegakan hukum di Indonesia,” ingat Kapolda. Selain itu, Kapolda juga menyampaikan persiapan pihaknya dalam pengamanan perayaan Natal 2017 dan Tahun Baru 2018 di Riau. Menurut Kapolda, seluruh
persiapan sudah dilakukan. “Tadi kami juga sudah sidak ke pasar-pasar. Itu untuk memastikan ketersediaan bahan pokok menjelang akhir tahun ini. Hal seperti ini juga fokus kami dalam Operasi Lilin Siak tahun 2017,” pungkas Kapolda. Turut hadir dalam pertemuan itu sejumlah pengurus Forum Pemred Riau, seperti Doni Rahim, Roy Manurung, Munazlen Nazier, Novita Yahya, dan sejumlah pengurus lainnya. (dod)
tahun dan merayakan hari besar,” kata Kepala DPP Pekanbaru, Ingot Hutasuhut, Rabu (20/12). Namun demikian, Ingot menjelaskan, masih ada beberapa persoalan yang harus ditindak lanjuti terkait masih ada pedagang yang menjual kebutuhan di atas Harga Eceran Tertinggi yang sudah ditetapkan pemerintah. Salahsatunya pada minyak goreng kemasan sederhana. Seharusnya pedagang hanya boleh menjualnya dengan harga Rp 11 ribu, tidak seperti yang terjadi saat kegiatan pantauan pedagang men-
jualnya dengan harga Rp12 ribu. “Walau ketersediaan cukup, tapi masih ada fluktuasi harga pada beberapa kebutuhan pokok seperti, daging ayam, telur, cabai dan lainnya tapi tidak siginifikan. Bahkan kalau dibandingkan dengan saat yang sama pada tahun 2016 lalu relatif sama. Kepada distributor yang nakal menjual minyak goreng di atas HET akan kita tindak lanjuti,” jelasnya. Bukan hanya melakukan pemantauan di dua pasar dan gudang Bulog, di hari yang sama DPP Pekanbaru juga
menggelar Operasi Pasar gas LPG tiga kilogram di Kecamatan Sail. Sebanyak 560 tabung gas LPG didistribusikan kepada masyarakat yang berhak membelinya. “Kita tadi juga adakan OP gas LPG tiga kilogram di Kecamatan Sail kerjasama Pertamina dan Hiswana Migas. Ini yang kedua kalinya setelah kemarin di Tenayan Raya. OP masih berlanjut dengan jadwal dan lokasi yang sudah ditetapkan. Untuk jumlah tabung yang di OP-kan bervariasi, disesuaikan dengan jumah penduduknya,” tandas Kepala DPP Pekanbaru.(her)
Pekanbaru. Dalam pertemuan yang dihadiri oleh seluruh pihak rumah sakit, Ketua Tim Kendali mutu dan Kendali Biaya (TKNKB) Kota Pekanbaru, Dinas Kesehatan, dan mitra kesehatan tersebut, juga dibahas tingginya keluhan masyarakat dalam hal transparansi keberadaan kamar dan sistem rujukan antar rumah sakit. Dijelaskan Asri, bahwa keluhan tertinggi banyak didapatkan dari rumah sakit di kota Pekanbaru. Dirinya berharap pihak rumah sakit bisa menjalankan komitmen kerjasama yang dituangkan dalam perjanjian kerjasama bisa benar-benar dilaksanakan. Tidak hanya sebagai pengikat saja, tetapi bagaimana PKS tersebut bisa direalisasikan. Karena di 2018 dan 2019 sudah merupakan tahun advokasi tidak lagi menjadi tahun edukasi.
Oleh sebab itu, dalam perjanjian kerjasama tersebut akan tertuang bahwa perjanjian akan diberikan berdasarkan jenia rumah sakit, baik utama atau khusus. Serta akan dilakukan penguatan terhadaphal-hal teknis dalam pelayanan yang harus dipenuhi rumah sakit sesuai dengan komitmen. Begitupula halnya, dilakukan penguatan kualitas pelayanan yang diberikan. Apabila dalam perjanjoan tersebut tidak dipenuhi, maka pihak BPJS berhak untuk melakukan teguran bahkan memutuskan kerjasama. Diantaranya bila tidak mrlayani peserta sesuai dengan kewajibannya, tidak memberikan pelayanan dan fasilitas sesuai dengan hak peserta, dan memungut biaya kesehatan diluar ketentuan (yur biaya). Selain itu juga, pihak BPJS Kesehatan akan melakukan teguran bagi rumah sakit yang
melanggar dari ketentuan yang berlaku, dan melakukan pengajuan klaim fiktif terhadap peserta yang tidak melakukan perawatan,”jelas Asri. Sementara itu, menanggapi hal tersebut Kasi Yankes dan Jamkes Dinkes Kota dr. Fira Septianti mengatakan bahwa banyaknya permasalahan yang terjadi terkait dengan sistem rujukan rumah sakit, disebabkan karena kurangnya koordinasi antar rumah sakit. Begitupula banyaknya peserta yang proaktif mencari informasi ketersediaan kamar dalam mendapatkan perawatan. Dikarenakan kurang transparannya rumah sakit. Untuk itu, diharapkan kepada seluruh rumah sakit agar tetap memberikan pelayanan sesuai dengan yang telah ditetapkan. “Khususnya kepada peserta PBI karena mereka adalah tanggungan dari pemerintah,” pungkasnya.(nie)
Pengelola.. “Kami kan sudah punya legalitas jelas, mengapa laporan kami meminta Satpol untuk menertibkan pasar kaget tak kunjung direspon, ini ada apa? Semua persyaratan untuk penerbitan izin sudah kami urus, mengapa harus bertele- tele lagi, tanya ini dan itu. Kami ini kan masyarakat awam, jadi tolonglah perhatikan kami,” keluh Armansyah, Pengelola Pasar Uka yang juga merupakan salahseorang Ketua PAC Demokrat Pekanbaru, Rabu,(20/12). “Kalau begini caranya percuma saja kami susah payah mengurus persyaratan izin. Pak wali saja sudah bilang kalau pasar kaget itu ilegal, jadi apalagi, seharusnya kalau masyarakat sudah lapor tentu harus ditindak,” tambah dia. Armansyah menjelaskan, menjamurnya pasar
n Dari Hal. 9
Forum.. terkait dunia kejurnalistikan kepada mantan Kapolda Sulawesi Barat (Sulbar) itu. Terkait hal itu, Kapolda berharap media sebagai mitra strategis kepolisian, untuk dapat menyajikan berita yang berimbang dan sesuai fakta. “Jangan wartawan itu menyampaikan berita-berita yang bisa menimbulkan gesekan gesekan di tengah masyarakat, termasuk isu SARA. Apalagi kita akan menggelar Pemilihan Kepala Daerah tahun 2018. Selalu lah
n Dari Hal. 9
DPP... Berdasarkan pantauan di dua lokasi pada Rabu (20/12) kemarin di Pasar Agus Salim dan Cik Puan, Tim Satgas Pangan mendapati hasil menggembirakan, sebab ketersediaan Bahan Pokok Masyarakat (Bapokmas) masih mencukupi. “Dari hasil pantauan kita tadi di dua pasar, hasilnya cukup menggembirakan. Untuk Bapokmas ketersediaanya masih cukup. Berdasarkan pengakuan pedagang, agen atau distributor memenuhi berapapun yang mereka minta. Nah, kalau begini artinya bisa membuat masyaraat lebih tenang lah menjalani libur akhir
n Dari Hal. 9
BPJS... yang telah dilakukan antar pihak rumah sakit. Upaya ini dilakukan guna mengantisipasi terhadap tingginya keluhan masyarakat terhadap layanan dan tindakan yang diberikan kepada peserta pemegang JKN - KIS. “Dipenghujung tahun ini kita akan melakukan evaluasi kembali terhadap kinerja yang telah diberikan oleh pihak rumah sakit. Dengan evaluasi ini, tentunya kita harap apa yang menjadi kendala pada tahun sebelumnya, khususnya dalam hal pelayanan tidak lagi terjadi dan kedepan dilakukan penguatan kerjasama agar lebih baik lagi,” ujar Kepala Cabang BPJS Kesehatan Pekanbaru, Rahmad Asri Ritonga dalam Pertemuan Koordinasi Pelayanan Rujukan dan Penguatan Kerjasama antar BPJS Kesehatan dan Fasilitas Kesehatan, Rabu (20/ 12) di salah satu hotel di
n Dari Hal. 9
pilkan oleh artis Kontes Dangdut Indosiar dan artis Selatpanjang. Pada kesempatan itu, tokoh masyarakat Meranti Wan Abu Bakar mengungkapkan kegembiraannya. Menurutnya, HUT ke-9 Meranti Tahun 2017, harus menjadi evaluasi bagi semua terkait apa yang telah dibuat dan apa
yang akan dilakukan kedepan untuk membangun Meranti lebih baik lagi. Dalam membangun Meranti, semua pihak harus mengacu pada cita-cita perjuangan pemekaran Meranti, yakni menciptakan masyarakat yang aman, sejahtera adil dan makmur. Untuk itu ia mengajak pemerintah dan masyarakat bersatu padu, bahu membahu membangun Meranti. Selama 9 tahun Meranti dinilai Wan Abu Bakar telah banyak kemajuan yang diraih, mulai dari jalan yang bagus, fasilitas pendidikan dan tenaga pengajar yang sudah baik, sarana kesehatan yang tersedia mulai dari rumah sakit di kota hingga puskesmas di desa-desa. Munculnya pusat pusat ekonomi baru yang sebelumnya hanya terpusat ditengah kota. Kemajuan itu menurutnya
harus disyukuri semua pihak, cara mensyukuri dengan menjaga apa yang telah dibangun. Dan berfikir sunggguh sungguh untuk memajukan Meranti. Hal senada juga disampaikan oleh Wakil Bupati Kepulauan Meranti Said Hasyim, Ia berharap, momentum ini hendaknya menjadi pemersatu bagi seluruh komponen masyarakat. Semuanya dapat bersama sama meningkatkan partisipasi aktif dalam mengisi pembangunan. Dan yang tak kalah penting selalu menjaga ketertiban dan keamanan di tengah lingkungan masyarakat dengan menepis semua isu negatif fitnah, adu domba yang berhubungan dengan agama, suku dan golongan yang berpotensi menimbulkan gesekan dan memicu perbuatan anarkis yang mengancam integritas kehidupan berbangsa dan bernegara.***
sopir dan beberapa penumpang yang mampu menjawab pertanyaan kuis yang diberikan. Sementara, Kepala UPTD PAP Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru Wisnu Herrianto, yang juga ikut mendampingi selama berjalannya sosialisasi tersebut menyampaikan terkait keamananan angkutan Bus TMP, pihaknya juga rutin melaksanakan pengecekan kondisi kendaraan (ramp check). “Seperti pengecekan aki, kondisi ban, spion, lampu, rem dan kelengkapan lainnya, serta untuk mendukung pengawasan Bus TMP juga dilengkapi dengan GPS dan juga kamera CCTv,” terang Wisnu. Kegiatan sosialisasi ini sendiri tidak hanya di satu lokasi halte, namun hingga ke beberapa halte Bus TMP lainnya. Ida, salah satu penum-
pang yang berhasil menjawab pertanyaan yang diberikan oleh satlantas mengaku sangat senang dengan adanya kegiatan sosialisasi dari dua instansi tersebut, karena dirinya merupakan salah satu warga yang rutin menggunakan layanan Bus Transmetro. “Karena setiap pulang ke Tenayan Raya saya selalu menggunakan angkutan Bus TMP,” ucap Ida. Terkait diadakannya sosialisasi didalam Bus TMP tersebut, Kasat Lantas Polresta Pekanbaru Kompol Rinaldo Aser mengatakan hal ini merupakan salah satu langkah Satlantas Polresta Pekanbaru dalam mensosialisasikan tertib berlalu lintas. “Khususnya menjelang Operasi Lilin Siak 2017 serta jelang libur Natal dan Tahun baru terhadap para pengemudi angkutan Bus Transmetro,” pungkas Rinaldo.(dod)
“Sudahlah dan sadarlah, pengelola negara ini jangan lagi makan korupsi meskipun bentuknya seperti itu. Walaupun kecil itu juga korupsi yang dihalalkan dengan cara- cara legal birokratif. Kontribusinya kepada rakyat kegiatan itu apa, kan bisa dilakukan di dalam semua sudah ada dari gedung sampai Diklat. Kalau membaca Pemko Pekanbaru secara utuh satu sisi ada semangat rasionalisasi tapi disisi lain Pemko juga melakukan kegiatan yang mengindikasikan bahwa rasionalisasi anggaran itu dikangkangi oleh mereka sendiri,” katanya. Walikota Pekanbaru, Firdaus.MT, diminta komentarnya terkait banyak kegiatan seremonial dilakukan OPD di hotel, menjelaskan, tak ada
larangan yang untuk melakukan hal itu. Meskipun dulu pernah dilarang tapi sekarang sudah dicabut sehingga dibolehkan. Ditanyakan kembali, apakah kegiatan itu sejalan dengan efisiensi anggaran yang selama ini didengung- dengungkan, dia hanya menjawab singkat semangat efisiensi tetap maksimal. “Dulu memang ada larangan untuk menggelar rapat di hotel, ternyata oleh pemerintah pusat sudah dicabut kembali dan dibolehkan. Saya kira untuk kota, kita upayakan untuk melaksanakan kegiatan itu di kantor, tetapi kantor kita kan terbatas mau tak mau kita harus ke hotel. Tetapi semangat efisiensinya tetap maksimal kita gunakan fasiltas yang ada di kantor kita,” singkat wako. ***
antara Rp2 ribu hingga Rp3 ribu, seperti cabai dan telur. Sementara untuk komoditas kentang, malah terjadi penurunan harga. Kapolda mewanti-wanti para pedagang untuk tidak dengan sengaja menimbun atau menyimpan bahan pokok dan barang subsidi pemerintah melebihi jumlah maksimal yang diperbolehkan. Pedagang juga dilarang memperdagangkan makanan dan minuman yang tidak memenuhi standar kesehatan, keamanan, masa kadaluarsa, serta tidak sesuai dengan ketentuan. Ada sanksinya, sesuai sesuai Pasal 133 UndangUndang (UU) Nomor 18 tahun 2012 tentang pangan, dengan ancaman penjara tujuh tahun atau denda Rp100 miliar, serta Pasal 62 UU Nomor 8 tahun 1999 tentang perlindungan konsumen, dengan pidana tujuh tahun,” tegasnya. Jika barang akan layak dan tak memenuhi standar beredar di pasaran, Kapolda mengimbau masyarakat untuk melaporkan pada pihaknya. Usia meninjau ke pasar, rombongan kemudian bergeser ke gudang Bulog Jalan Sudirman. Di sana, ditemukan beras yang tak layak dan
warnanya sudah menguning. “Tadi ada beras warna kuning dan tidak layak, beras Rastra (beras sejahtera,red) itu. Nanti biar diproses ulang, dipilih yang bagusnya. Jadi tidak akan dijual sebelum diproses ulang dan dibersihkan. Sebenarnya bisa dimakan, hanya warnanya itu. Harus diproduksi ulang,” kata Kapolda mengarahkan. Untuk beras, sebut Kapolda, ketersediaan untuk Riau mencukupi. Stok memadai hingga Maret-April 2018. “Begitu tadi kita dapat kepastian. Selain itu bawang dan daging juga cukup,” yakinnya. Senada, Wagubri Wan Thamrin Hasyim menyampaikan bahwa sejauh ini harga bahan pokok masih stabil. “Harga di pasaran stabil. Hanya naik kisaran seribu rupiah, sama dengan tahun lalu,” ujar Wagubri. Dalam kesempatan itu, Wagubri juga memastikan bahwa ketersediaan bahan pokok untuk konsumsi masyarakat memadai. Bahkan, ada bahan pokok yang Sudah dipasok dari dalam Provinsi Riau seperti cabai di Pelintung, Kota Dumai. “Riau saat ini mempunyai produksi cabai sendiri di daerah Pelintung,” tandasnya.(dod)
Satlantas... yakni dengan turun langsung dan ikut di dalam angkutan Bus Transmetro Pekanbaru (TMP). Seperti yang terlihat di Halte Bus TMP tepatnya di depan Pasar Sukaramai Ramayana Sudirman, Rabu (20/12). Dengan turun langsung menyapa sopir dan penumpang Bus TMP, Kanit Dikyasa Satlantas Polresta Pekanbaru Iptu Akira Ceria menyampaikan imbauan agar para sopir bus tertib dalam berlalu lintas dan tidak ugal-ugalan di jalan raya. “Kita juga menyampaikan kepada para penumpang agar tidak segan segan untuk menegur pengemudi apabila mengemudi dengan ugal ugalan di jalan raya,” terang Akira. Tidak hanya sekedar memberikan imbauan keselamatan, Satlantas juga menyiapkan minuman ringan untuk diberikan kepada
n Dari Hal. 9
Pengamat... seremonial yang dilakukan di hotel itu tidak penting karena tak ada hubungannya dengan rakyat, mereka mau ngapain? Kalau mau sosialisasi ada tempatnya, iklannya, ada gedung dan infrastruktur lain. Tapi kan kalau dilakukan di situ tidak ada pertanggungjawaban uang, tidak ada penggelontoran uang,” cetus Saiman. Sebaliknya, lanjut Saiman, kalau kegiatan dilakukan di luar atau di hotel ada manfaat ekononi yang bisa didapatkan disitu. Karena mereka sendiri yang mengatur, mengelola dan mereka juga yang mendapatkan. Sebut saja bisa dimainkan dengan pihak hotel. Saiman berpendapat, ada ketidak konektifan antar penguasa birokrasi dengan kepentingan rakyat.
n Dari Hal. 9
Kapolda... Kapolda sempat menanyakan apakah mereka mengetahui dagangan mereka mengandung pengawet atau formalin. “Katanya (pedagang,red) tidak tahu. Mereka hanya membeli barang dari tokenya, lalu dijual kembali,” ungkap Kapolda. Terang saja hal ini disayangkan Kapolda. Menurut Perwira Tinggi dengan dua bintang di pundaknya itu, dengan menjual bahan berformalin, bisa membahayakan kesehatan masyarakat, dan masuk ke dalam ranah pidana. “Pedagang ini tidak mengetahui barang yang dijualnya diduga terdapat campuran bahan pengawet atau formalin, maka dia (pedagang,red) ikut serta terlibat dalan tindak pidanannya. Untuk itu sedikit banyaknya mereka ini harus diberi pengetahuan guna antisipasi,” sebut Kapolda. Selain itu, Kapolda juga menanyakan tentang harga bahan pokok seperti, bawang, minyak, daging, ayam, cabai serta kebutuhan pokok lainnya, semisal telur ayam, tomat dan lainnya. Dari keterangan pedagang, sebagian bahan pokok mengalami kenaikan harga yang tak terlalu signifikan
n Dari Hal. 9
Siak
16
KAMIS 21 Desember 2017
Negeri Istana
advertorial =ARUS SUNGAI TIDAK MENDUKUNG
Semifinal Serindit Race Berlangsung Hari Ini SIAK (HR) (HR)-Kuatnya arus Sungai Siak menjadi tantangan bagi para atlit dayung yang berlaga pada iven Siak Internasional Serindit Boat Race Open Tournament 2017. Kondisi alam ini membuat panitia menunda pertandingan semi final yang seharusnya berlangsung, Rabu (20/12). Setelah babak kuarter final usai, dari 32 tim yang berlaga tersisa 16 tim yang lolos masuk semi final, saat semi final mau berlangsung ternyata kondisi alam tidak mengizinkan. Derasnya arus Sungai Siak membuat pertan-
SALAH satu peserta Serindit Race menuju Garis Finish
dingan terpaksa ditunda. “Semifinal ditunda besok, (hari ini, red). Arus sungai deras, tidak memungkinkan lomba dilanjutkan,” terang Humas Panitia Siak Internasional Serindit Boat Race Open Tournament 2017 Albert.
Jagoan Mundur Pada babak kuarter final, tim andalan tuan rumah yakni Team Podsi Siak gugur sebelum bertarung. Team yang berhasil merebut gelar juara pada Dragon Boat ini tampaknya melambaikan tangan pada race 22, saat berhadapan dengan Team JPM Malaysia, Laksmana Indragiri dan Tanah Bumbu. Team Podsi Siak tidak mengisi start, panitia mengaku sudah memanggil tim andalan tuan rumah ini, na-
mun tidak muncul di garis start. Sehingga dalam hasil perlombaan diberi keterangan DNF, alias mengundurkan diri dan secara otomatis gugur. Kini hanya tinggal 2 tim asal tuan rumah yang lolos masuk ke babak semi final, yakni Tim Dayung Kecamatan Siak dan Sei Mandau. Albert menjelaskan, pada babak kuarter final yang sudah berlangsung diikuti 32 tim, namun 1 tim Podsi Siak tidak mengikuti start. “Juara 1 dan 2 babak kuarter final dinyatakan
lolos ke babak semi final. Jadi ada 16 tim yang beradu di semi final. 16 tim itu akan berlaga di 4 race, juara 1 dan 2 tiap race masuk ke Final,” terang Albert. “Akan ada 8 tim yang berlaga di final, Grup A memperebutkan juara 1, 2, 3 dan 4. Grup B memperebutkan juara 5,6,7 dan 8,” ujarnya. Masih seperti babak kualifikasi, ribuan masyarakat tampak antusias menyaksikan pacu sampan berlangsung, mereka rela berjemur di sepanjang turap sungai Siak,
mulai titik start di Pelabuhan Lasdap hingga ke Tepian Sungai Jantan penonton berdiri rapat. Terlihat sebagian menggunakan kamera smartphone mengabadikan para atlit mendayung sampan. Tidak hanya masyarakat, Bupati Siak H Syamsuar juga turun langsung ke sungai. Tokoh penggagas iven skala internasional Serindit Race ini rela menaiki perahu kayu untuk menyaksikan langsung serunya para pedayung sampan adu kecepatan. (adv)
PESER TA Serindit Race semangat mendayung sampan. PESERT Berikut hasil laga Kuarter Final Serindit Race 2017: Race 18 1. Muara Jambi Tuntas dengan catatan waktu 3 menit 11 detik. 2. Team Lantamal VI dengan catatan waktu 3 menit 13 detik. Rece 19 1. Royal Malaysia Police dengan catatan waktu 3 menit 28 detik. 2. Team Buterflay Lubuk Siam A dengan catatan waktu 3 menit 34 detik. Race 20 1. Tim Dayung Kecamatan Siak dengan catatan waktu 3 menit 28 detik. 2. SMU Olahraga A dengan catatan waktu 3 menit 33 detik. Race 21 1. Kabupaten Batang Hari dengan catatan waktu 3 menit 11 detik. 2. Inhu A dengan catatan waktu 3 menit 37 detik. Race 22 1. JPM Malaysia dengan catatan waktu 3 menit 21 detik. 2. Laksmana Indragiri dengan catatan waktu 3 menit 23 detik. Race 23 1. Sei Mandau dengan catatan waktu 3 menit 23 detik. 2. Tuah Meranti dengan catatan waktu 3 menit 25 detik. Race 24 1. Team Buterflay Lubuk Siam B dengan catatan waktu 3 menit 4 detik. 2. Ganting Damai dengan catatan waktu 3 menit 16 detik.
PESER TA Serindit Race menembus Garis Finish. PESERT
DIDUGA RAMPOK SEPEDA MOTOR TRI ANIZA
Abner Tarigan Diringkus Polsek Sungai Mandau SUNGAI MANDAU (HR)-Jajaran Polsek Sungai Mandau berhasil meringkus Abner Tarigan (18) seorang yang diduga pelaku perampokan sepeda motor yang dikendarai Tri Aniza (19). Abner Tarigan awalnya berhasil melarikan diri ke semak belukar, berkat kerja sama jajaran Polsek dan masyarakat, tersangka berhasil diringkus, Selasa (19/12) di Kampung Olak. Perkara begal ini terjadi, Senin (18/12). Saat Tri Aniza mengendarai sepeda motor jenis Satria FU BM 5371 YK dari Kota Perawang menuju Dusun Teluk, Kambung Kecamatan Sungai Mandau, setiba di Jalan Raya Sei Mandau Perawang ia dihadang Abner Tarigan dan Riski yang membawa samurai, pelaku menggunakan sepeda motor jenis Honda Beat warna biru putih tanpa plat nomor. Dua orang tersebut langsung memberhentikan korban dengan mengancam dengan sebilah samurai dan salah seorang pelaku langsung mencabut kunci kontak sepeda motor milik korban pada saat itu ada orang yang lewat mengendarai sepeda motor namun korban diancam oleh pelaku yang memegang samurai dengan berkata, “Kalau kau menjerit ku potong tanganmu”. Mendengar ancaman itu korban terdiam. Abner Tarigan dan rekannya langsung mengambil tas pakaian korban dan kedua
PELAK U Begal, Abner Tarigan diamankan Polsek Sungai Mandau. PELAKU pelaku langsung membawa sepeda motor korban ke arah Siak, sedangkan Tri Aniza ditinggalkan di TKP. Kasus begal ini terungkap dengan datangnya saksi, warga tempatan yang melihat Tri Aniza menangis di tepi jalan, Tri Aniza sampaikan bahwa ianya kena begal, kemudian masyarakat tersebut menghubungi Kanit Reskrim Polsek Sungai Mandau. Mendapat informasi itu, Kanit Reskrim Polsek Sungai Mandau memerintahkan piket penjagaan dan piket fungsi
menghubungi para Bhabinkamtibmas memberitahukan kejadian tersebut, kemudian piket penjagaan dan piket fungsi melakukan pengejaran. Mendapat perintah itu, Bhabinkamtibmas Olak Aiptu Mulyadi bersama masyarakat Kampung Olak melakukan penghadangan. Satu pelaku yang mengendarai sepeda motor Beat Abner Tarigan terjebak dengan kayu yang dilintangkan di tengah jalan, namun ia balik arah melarikan diri. Sementara Riski yang membawa sepeda motor kor-
ban berhasil lolos dari hadangan masyarakat. Melihat pengendara sepeda motor Beat melarikan diri, masa melakukan pengejaran, setibanya di dekat Box Culvert Abner Tarigan hilang keseimbangan dan terjatuh, kemudian pelaku langsung melarikan kearah semak belukar, pada saat itu masyarakat melakukan pengejaran namun tidak berhasil ditangkap. “Di tempat jatuhnya pelaku ditemukan tas milik korban yang berisikan pakaian, sendal jepit warna kuning milik pelaku, di tempat penghadangan masyarakat Olak ditemukan sebilah paramg jenis Samurai milik pelaku,” terang Kapolres Siak Barliansyah, Rabu (20/12). Upaya Abner Tarigan melarikan diri akhirnya dapat digagalkan, masyarakat standbay melakukan pengawalan di sekitar lokasi jatuhnya Abner. Selasa (19/12) Abner Tarigan keluar dari semak belukar sekitar 200 meter dari tempat ianya jatuh dikejar oleh Anggota Polsek Sungai Mandau dan dibantu oleh masyarakat hingga akhirnya dapat dilumpuhkan. “Pelaku Riski warga Perawang, sampai sekarang masih DPO. Pengakuan Abner Tarigan, sepeda motor beat yang dipakai juga merupakan hasil perampasan yang dilakukan di wilayah Minas,” kata Kapolres. (lam)
10 Pekerjaan Fisik Dinas PU Tarukim Siak 2018 SIAK (HR)-Pemerintah Kabupaten Siak melalui Dinas Bina Marga Tarukim sudah menyusun perencanaan program dan kegiatan untuk tahun 2018. Ada sekitar 9 kegiatan fisik peningkatan kualitas jalan dan 1 pembangunan jembatan. Program kerja yang mendukung visi misi pembangunan Bupati Siak, Syamsuar ini diantaranya peningkatan kualitas Jalan Diponegoro di Kecamatan Kerinci Kanan, pembangunan jalan TPU di Kecamatan Tualang, Jalan Penyengat -Sungai Rawa Sungai Apit. Selanjutnya peningkatan Jalan Tanjung Kuras, Jalan Tanjung Layang, kemudian juga ada pembangunan Suka Sari di Kecamatan Siak, pembangunan jembatan Sungai Botu di Kecamatan Kandis, pembangunan Jalan Sawit Permai dan jalan Poros Berumbung Baru di Kecamatan Dayun. Dikatakan Kepala Dinas PU Tarukim Siak, Irving Kahar melalui Kabid Bina Marga, Ardi Irvandi, 10 kegiatan yang masuk
prioritas di tahun 2018 nanti akan menelan biaya mencapai Rp 56 miliar. Dengan rincian Rp 26 miliar dari pusat dan Rp 30 miliar dari APBD Murni 2018. “Dana itu bersumber dari APBD Siak dan Dana Alokasi Khusus (DAK). Khusus untuk pembangunan jalan Sawit Permai dan jalan Poros Berumbung Baru di Kecamatan Dayun ini dari DAK,” kata Kabid yang murah senyum ini, Rabu (20/12). Di luar dana Rp 56 miliar itu, masih kata Ardi, ada Rp17 miliar lebih lagi untuk pemeliharaan. “Jadi totalnya itu keseluruhan untuk 2018 mencapai Rp 76 miliar,” beber Ardi lagi kepada GoRiau.com. Untuk prosesnya, lanjut Ardi, Maret 2018 sudah tanda tangan kontrak. Namun kembali lagi kepada Unit Lelang Pengadaan (ULP). “Jika proses ULP nya cepat, target kita Maret nanti sudah tanda tangan. Karena proyek yang didanai DAK ini batas maksimalnya 6 bulan,” imbuhnya lagi. (grc)
SALAH satu pengaspalan yang dilakukan Dinas PU Tarukim Siak yang belum lama ini.