1 minute read

RENCANAPENGEMBANGAN KAWASAN

Sesuai Konsep

B. Desa Jojogan

Advertisement

Atraksi

Karena di daerah Jojogan areanya berbukit bukit serta pemandangannya yang indah, maka rencana pengembangan yang akan dilakukan yaitu membuat kegiatan wisata paralayang yang dilengkapi dengan gazebo yang menyuguhkan pemandangan alam yang indah, serta membangun area lapang yang berfungsi sebagai tempat berjualan yang nantinya setiap malam minggu akan diadakan pasar malam.

Aksesbilitas

• Dengan membangun jalur ke tempat area

Take Off paralayang yang aman serta ramah terhadap pejalan kaki

• Memperlebar jalan masuk ke area tempat wisata supaya dapat dilalui mobil serta bus pariwisata dari 3 meter menjadi 6 meter.

No Amenitas Jumlah Rencana Pengembangan Ilustrasi Pengembangan

Membangun area parkir yang

1. Tempat parkir 1 dapat menampung kendaraan pengunjung dan batas pemisah kendaraan roda 2 dan 4

Warung dibangun 5 supaya para pengunjung dapat memilih

2. Warung 5 makanan yang dijual serta dapat menampung pembeli dari pengunjung yang datang

Toilet yang tersedia nantinya akan dibangun dekat dengan area berjualan

Dibangun dengan lahan seluas

4. Area landing 1 lapangan sepakbola dengan landasan rumput dan ditempatkan di lahan bebas hambatan

Dibangun di area take off paralayang yaitu diatas bukit yang dimana para pengunjung disuguhkan pemandangan indah

Pasar malam nantinya dibangun

1 di area landing paralayang, tempat berjualannya akan dibangun dengan tenda

This article is from: