Rp#1 30102013

Page 1

Radar Palembang INSPIRASI BISNIS MASYARAKAT SUMSEL

radar_palembang @radar_palembang

RABU 30 OKTOBER 2013 harga eceran Rp 4.000

ONLINE TELP : (0711) 361 638 FAX: (0711) 362 452

Geledah Empat Lawang

Novel Baswedan

Turun Gunung

MASIH ingat dengan Kompol Novel Baswedan, sepupu dari Anies Baswedan, Rektor Universitas Paramadina Jakarta dan juga Tokoh Ormas Nasional Demokrat. Novel yang merupakan Ketua Penyidikan kasus simulator SIM yang ditangani KPK dan melibatkan Irjen Djoko Susilo selaku Kakorlantas Mabes Polri sebagai Tersangka

DUDUK: Tampak Bupati Empat Lawang, HBA sedang duduk di mobil sambil melihat tim KPK melakukan penggeledahan.

AKSI NOVEL:

Kompol Novel Baswedan memimpin tim KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi) atas penggeledahan ruang kerja dan rumah pribadi Bupati Empat Lawang, H Budi Antoni Aljufri (HBA), Selasa (29/10).

SUMSEL, RP – Beberapa waktu lalu juga terlibat dalam penangkapan Ketua Mahkamah Konstitusi Akil Mochtar. Kini beraksi di Sumsel. Ya, Novel ‘turun gunung’ langsung, memimpin tim KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi) atas penggeledahan ruang kerja dan rumah pribadi Bupati Empat Lawang, H Budi Antoni Aljufri (HBA), Selasa (29/10). Penyidik juga melakukan pe-

nyisiran disejumlah tempat diantaranya rumah pribadi milik HBA yang berlokasi di Lampar. Tak hanya itu sejumlah tempat lainnya juga ikut menjadi perhatian tim anti rasuah ini yakni ruko milik keluarga HBA yang juga dijadikan sekretariat Partai Golkar dan Posko Induk Bersama HBA Syahril pada pilkada Juni lalu. Penggeledahan ini diduga kuat ada kaitannya dengan suap Mah-

kamah Konstitusi (MK) yang melibatkan sang Ketua Akil Mukhtar beberapa waktu lalu. Penyidik KPK yang dipimpin Komisaris Polisi Novel Boswedan bersama sejumlah tim penyidik berseragam KPK lainnya. Mulai melakukan pengeledahan ruang kerja Bupati Empat Lawang sekitar pukul 10.00 WIB. Tak hanya ruangan sang bupati, pemeriksaan juga dilakukan di gedung sekre-

LIHAT: Novel saat melihat salah satu ruangan yang akan diperiksa di Empat Lawang.

✑ Ke halaman 5

Korem Amankan Muaz Ahmad Daops DPRD Empat Lawang Minyak IllegalDugaan Penyelewengan Segera Disidang Dugaan Penyelewengan Daops DPRD Empat Lawang

BARANG BUKTI: Hasil barang bukti sita dugaan minyak illegal. PALEMBANG, RP – Setelah melakukan pengintaian sejak tiga hari yang lalu akhirnya Detasemen intelijen Korem 044/Gapo beserta tim dari kodim melakukan pengerebekan tempat

PALEMBANG, RP – Kasus korupsi yang menyeret mantan sekertaris dewan DPRD Empat Lawang terus berlanjut, saat ini berkas perkara milik Muaz Ahmad sudah memasuki tahap dua dan dalam waktu dekat akan dilimpahkan ke persidangan. Kabag Humas Kejaksaan Tinggi Sumsel, Mulyadi SH ketika di konfirmasi Radar Palembang, Selasa (29/10) mengatakan kasus kropsi yang menyeret mantak sekwan DPRD empat lawang hingga kini terus berjalan. “Saat ini sudah memasuki tahap II yang berarti sudah masuk tahap penyerahan dari

✑ Ke halaman 5

✑ Ke halaman 5

FOTO: SALAMUN/RADAR PALEMBANG

FOTO: SALAMUN/RADAR PALEMBANG

MOBIL KELUAR: Satu unit kendaraan yang digunakan KPK hendak keluar usai memeriksa di rumah walikota Palembang.

Eks Bendahara Dinas Dieksekusi Kejaksaan Tersangka Penyelewengan Dana Bergulir

MUARADUA, RP – Tersangka Hero Yuki (HY) PNS sekaligus mantan bendahara Dinas Koperasi UKM Industri Pasar dan Perdagangan Kabupaten OKU Selatan, akhirnya dieksekusi pihak Kejaksaan Negeri Cabang Muaradua. Eksekusi tersangka baru bisa dilakukan setelah melalui berbagai tahap pemeriksaan panjang atas kasus yang menimpa tersangka. Proses eksekusi sendiri berlangsung di Kantor Kejaksaan Negeri Cabang Muaradua. Persisnya setelah yang bersangkutan dipanggil pihak kejaksaan untuk menjalani pemeriksaan terakhir kalinya. Tanpa membuang kesematan, hari itu juga sekitar jam 13.00 Wib, Selasa (29/10), tersangka langsung ✑ Ke halaman 5

FOTO:GIARTO/RADAR PALEMBANG

NAIK MOBIL: Tersangka HY saat digiring Kejaksaan naik mobil untuk dijebloskan ke Rutan Muara Dua.

✑ Ke halaman 5

www.radarpalembang.biz

www.radarpalembang.biz


2

ekonomi bisnis

RADAR PALEMBANG , RABU 30 OKTOBER 2013

Inggris akan Luncurkan Obligasi Syariah

D a v i d C a m e r o n

Inggris akan menjadi negara nonMuslim pertama yang meluncurkan obligasi syariah. Salah satu persyaratan obligasi jenis ini, para investor dilarang menerima bunga yang termasuk dalam jenis riba.

PA L E M B A N G , R P – D i b e r i t a k a n Te l e g r a p h , P e rdana Menteri David Cameron pada Selasa waktu setempat akan mengum u m k a n r e n c a n a p e n e rbitan Sukuk sebesar 200 juta pound sterling di Forum Ekonomi Islam Dunia di London. Sukuk ini bisa dibeli oleh para investor Muslim untuk mendongkrak nilai investasi baru di kota itu.

Rencananya, Cameron akan menyampaikan pidatonya pada acara tersebut, mengatakan bahwa Kementerian Keuangan tengah membuat rencana penerbitan sukuk, obligasi yang sejalan dengan hukum keuangan Islam. Obligasi ini menjadikan Inggris negara non-Muslim pertama yang menggunakan investasi syariah yang tengah maju pesat di se-

luruh dunia. Nilai investasi syariah diperkirakan mencapai 1,3 triliun pound sterling tahun depan. Dalam bocoran pidatonya, dikatakan Cameron akan mengatakan bahwa adalah ‘kesalahan’ jika Inggris tidak memanfaatkan kesempatan menggunakan sistem investasi Islam. London, katanya nanti, harus menjadi saingan utama Dubai sebagai pusat eko-

nomi syariah. “Ketika keuangan Islam tumbuh 50 persen lebih cepat ketimbang perbankan tradisional, dan ketika investasi Islam diperkirakan meningkat 1,3 triliun pound sterling pada 2014, kita ingin memastikan porsi besar dari investasi baru itu di buat di sini, di Inggris,” tulis draft pidato yang akan dibacakan Cameron. (adi)

Telkomsel MDP Icon Digital Servis PALEMBANG, RP – Sejak Pemerintah menerapkan konsep Go Green, Telkomsel terus berinovasi menerapkan beberapa program tersebut, kini kembali Telkomsel mengusung konsep Go Green dengan memberikan layanan paperless. Ditargetkan di akhir tahun seluruh layanan GraPARI di Palembang akan mengusung digital servis General Manager Sales and Customer Care Regional Sumbagsel, M Syawaluddin didampingi divisi Servis DSM, Romli Budiman mengatakan di sisi pelayanan Telkomsel memulai konsep Go Green dengan melakukan tagihan awalnya menggunakan kertas beralih ke via email atau yang lainnya. Di sisi pelayanan penerima pelanggaan dulunya memakai form kini beralih ke Paperless atau lebih dikenal digital servis. “Ini merupakan terobosan baru tanpa menggunakan kertas baik itu brosur, flyer dan form pendaftaran kartu hallo semuanya berbasis digital servis.” Kata M Syawaluddin, saat menggelar konferensi press di gedung MDP lantai 5, Selasa (29/10). Selain itu pusat layanan ini terkoneksi langsung dengan ruang

penjualan berbagai perangkat telekomunikasi, sehingga pelanggan yang melakukan pembelian berbagai gadget maupun smartphone yang telah di bundling denga produk Telkomsel dapat bertanya secara langsung kepada petugas telkomsel tentang berbagai aplikasi yang dibutuhkan pelanggan. Kehadiran layanan Paperless di MDP semakin melengkapi keberadaan pusat layanan telkomsel. Saat ini Telkomsel memiliki 45 titik pusat layanan GraPARI yang sudah tersebar di seluruh Sumbagsel. Di Palembang sendiri terdapat 8 GraPARI. “Membedakan di MDP dengan GraPARI lainnya cuma dari pelayanan, di MDP telah menggunakan layanan digital servis sedangkan lainnya belum namun secara standar pelayanan semua GraPARI sama,” ujarnya. Oleh karena itu, Lanjut Syawaluddin diakhir tahun nantinya delapan GraPARI akan menggunakan layanan digital servis ini. “ Kita targetkan kesemua GraPARI di akhir tahun ini akan menggunakan layanan paperless sehingga memudahkan pelanggan nantinya,” tutupnya. (ben)

FOTO: SALAMUN / RADAR PALEMBANG

GENERAL MANAGER Sales and Customer Care Regional Sumbagsel, M Syawaluddin mendampingi costumer servis Telkomsel saat memperkenalkan layanan paperless kepada Pelanggan Telkomsel di GraPARI Gedung MDP lantai 2, Selasa (29/10)

Kemenkeu Tolak Kenaikan Anggaran Kementan JAKARTA, RP – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengaku untuk mendukung pangan tidak harus menaikkan anggaran Kementerian Pertanian pada 2014. Plt Direktur Jenderal Anggaran, Askolani Kemenkeu mengatakan ini jangan dianggap bukan tidak mendukung swasembada pangan. “Dukungan kan nggak mesti naik dukungan kan dari bidang lain kalau itu dinilai sudah efisien nggak mesti dinaikkan,” ujar Askolani di kantornya, Senin (28/10/2013).

Menurut Askolani, dengan anggran yang ada Kementan seharusnya bisa melakukan upaya swasembada. Ia menekankan agar langkah efisiensi dapat dilakukan agar tetap terwujudnya swasembada. “Ya itu dukungan anggaran kementan, subsidi benih jangan lihat parsial donk jangan karena nggak naik nggak ada dukungan. Dgn angka yang sama kan bisa kita efisienkan. Butuh dukungan juga asalkan alokasi pagunya ada,”

Agung mengatakan, kondisi air minum dan sanitasi yang masih belum bisa dikatakan laik di Indonesia kalah dengan kondisi yang ada di Myanmar dan Vietnam, yang notabene merupakan negara yang baru merdeka. Dengan kondisi air minum dan sanitasi yang buruk, Indonesia mengalami kerugian hingga Rp 56 triliun setiap tahunnya. “Itu setara dengan 2,3% dari pendapatan domestik bruto,” tegasnya. Selain itu, Agung menyebutkan, dampak yang

terasa dari buruknya sanitasi dan ai minum di Indonesia adalah kesejahteraan dan kesehatan rakyat terutama bagi anak-anak yang rentan terjangkit penyakit. “Dampak langsung dari buruknya sanitasi dan air minum adalah keadaaan kesehatan masyarakat. Sebanyak 1,4 juta anak menderita diare setiap tahunnya akibat hal ini,” kata Agung. (zul/dru)

Agung Laksono Inspirasi Bisnis Masyarakat Sumsel

KSEI Bahas C-BEST Next-G

jelas Askolani.Kementerian Pertanian mendapatkan pagu anggaran indikatif sebesar Rp15,47 triliun untuk tahun 2014. Menteri Pertanian, Suswono sudah mengatakan pagu tersebut akan dicairkan pada 2014. “Untuk tahun 2014 Kementan memperoleh alokasi pagu angaran indkatif sebesar Rp 15,47 triliun, terdiri dari belanja rupiah murni Rp15,03 triliun, pinjaman Rp337,78 miliar, PNBP Rp72,38 miliar dan Badan Layanan Umum Rp30,6 miliar,” ujar Suswono. (hid/in)

‘Sanitasi dan Air Minum Masih Buruk’ JAKARTA, RP - Indonesia masih kalah dibanding Vietnam dan Myanmar untuk persoalan sanitasi dan air bersih. Pemerintah menyebut, sejak Indonesia merdeka hingga sekarang masyarakat belum terpenuhi haknya untuk mendapatkan air minum dan sanitasi yang layak. Hal tersebut diungkapkan Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat Agung Laksono saat ditemui di acara Pembukaan Konferensi Sanitasi dan Air Minum Nasional, di Gedung Balai Sartika, Jalan Jend Gatot Subroto, Selasa (29/10/2013). “68 tahun sejak kemerdekaan masih belum dapat memenuhi layanan dasar terhadap masyarakat. Kondisi air minum dan sanitasi yang buruk,” kata Agung.

Bank OCBC NISP Right Issue VII Rp 3,5 T

PALEMBANG, RP – PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) kembali menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) bertempat di Grand Ballroom - Ground Floor, The Dharmawangsa Jl. Brawijaya Raya No. 26, Kebayoran Baru – Jakarta, Selasa (29/10). Dipimpin oleh Erry Firmansyah selaku Komisaris Utama KSEI, RUPSLB KSEI dimulai pada pukul 10.20 WIB dan dihadiri oleh 31 (tiga puluh satu) pemegang saham atau 75,5% dari total pemegang saham perseroan. Turut mendampingi Agenda pokok yang dibahas para Pemegang Saham dalam RUPSLB ini adalah Rencana Kerja dan Anggaran Tahun (RKAT) Perseroan Tahun Buku 2014. Rencana kerja perusahaan tahun 2014 dijabarkan dari key performance indicator perusahaan yang meliputi pengembangan dan pengkajian peningkatan kualitas layanan jasa, partisipasi dan kontribusi pengembangan pasar modal serta pengembangan sistem utama KSEI. Terkait rencana pengembangan sistem yang diberi nama C-BEST Next Generation atau C-BEST NextG ini dialokasikan anggaran sebesar Rp 17,66 miliar dan ditargetkan selesai pada tahun 2015. Sistem C-BEST Next-G perlu dikembangkan untuk menjawab tantangan atas kemajuan teknologi yang pesat dan meningkatnya jumlah transaksi di pasar modal Indonesia. Saat ini KSEI menggunakan sistem utama yang telah berusia lebih dari 10 tahun. “Pengembangan C-BEST NextG sejalan dengan pengembangan sistem perdagangan yang telah

terlebih dahulu dilakukan oleh Bursa Efek Indonesia yaitu JATS Next-G. Peningkatan kapasitas transaksi yang dapat ditangani oleh sistem JATS Next-G perlu kami imbangi juga dengan sistem penyelesaian transaksi dengan kapasitas lebih besar dan unjuk kerja yang lebih baik,” kata Heri Sunaryadi, direktur utama KSEI dalam rilisnya kepada Radar Palembang. Dengan sistem C-BEST Next-G kemampuan pemrosesan penyelesaian transaksiakan ditingkatkan, dari 3.000 penyelesaian transaksi per menit saat ini menjadi nantinya dapat mencapai 20.000 penyelesaian transaksi per menit. Dalam rencana

kerja 2014, KSEI juga mencanangkan beberapa program untuk meningkatkan layanan jasa pasar modal serta meningkatkan efisiensi bagi pelaku pasar. Penggunaan rekening di sistem Bank Indonesia RTGS (BI-RGTS) untuk mendukung penyelesaian transaksi akan mulai diterapkan pada semester pertama 2014, dimulai dari Bank Kustodian. Sulistyo Budi Direktur KSEI, menyampaikan penggunaan rekening KSEI di BI-RTGS merupakan bagian dari rekomendasi IOSCO (International Organization of Securities Commissions) yang juga sudah menjadi arahan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). (dav)

PALEMBANG, RP – Komitmen Bank OCBC NISP untuk menjadi ‘Your Partner for Life’ bagi seluruh stakeholder-nya, tidak hanya dari peningkatan kualitas produk dan layanan yang diberikan, namun juga tercermin dalam setiap keputusan strategis yang di ambil oleh bank dalam upaya memberikan nilai tambah bagi para stakeholder-nya. Dalam rilisinya kepada Radar Palembang, RUPS Luar Biasa (RUPSLB) di Jakarta, Selasa (29/10), Perseroan melakukan Penawaran Umum Terbatas VII dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (HMETD) untuk ketujuh kalinya atau Right Issue VII sebesar Rp 3,5 triliun. Tujuan dari Right Issue VII ini adalah untuk memperkuat struktur permodalan perseroan. Sementara dana yang diperoleh dari hasil Right Issue ini setelah dikurangi biaya biaya emisi akan digunakan untuk mengembangkan bisnis dan memperluas pertumbuhan usaha dalam bentuk pemberian kredit. Melalui Aksi Korporasi Rights Issue VII ini ditawarkan sebanyak-banyaknya 2.923.730.091 (dua miliar sembilan ratus dua puluh tiga juta tujuh ratus tiga puluh ribu sembilan puluh satu) saham biasa Atas Nama dengan nilai nominal Rp 125,00 setiap saham dengan harga Rp 1.200,00 per saham dengan nilai keseluruhan sebanyak-banyaknya Rp 3.508.476.109.200. Rights issue ini memberikan rasio 500 : 171, dimana setiap pemegang saham (tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan pada tanggal 11 November 2013) yang memiliki 500 saham dengan nilai nominal Rp 125 mempunyai 171 hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) untuk membeli sebanyak 171 saham baru dengan harga Rp 1.200,00 per saham dan dibayar penuh pada saat pengajuan pemesanan pembelian saham. Pemegang saham yang tidak melaksanakan haknya untuk membeli saham biasa baru yang ditawarkan dalam Right Issue VII ini sesuai dengan haknya akan mengalami penurunan persentase kepemilikan sahamnya (terdilusi) sampai dengan maksimum 25,5%. Right Issue VII ini sudah mendapat persetujuan dari pemegang saham melalui RUPSLB. Bank OCBC NISP per 30 September 2013 memiliki aset Rp 88,5 triliun (tumbuh 24% dari tahun sebelumnya) dan laba bersih Rp 838 miliar (tumbuh 28% dari tahun sebelumnya). (dav)

klik...........www.radarpalembang.biz


H

A

L

A

M

A

N

RABU

RODA

30 OKTOBER 2013

RADAR PALEMBANG

3

Tahap Awal Hadirkan Tiga Varian Karimun Wagon R Cocok Semua Kalangan PALEMBANG, RP – Permintaan akan produk LCGC khusus Karimun Wagon R terus mengalami peningkatan meski produk belum beredar di Palembang hal tersebut terbukti permintaan inden telah dilakukan sejak awal bulan September dan direncanakan di awal November mendatang diperkenalkan tiga type. M Fadly Sales Head PT Nusa Sarana Citra Bakti Main Dealer Suzuki Palembang mengatakan Karimun Wagon R merupakan kendaraan kompak sekaligu multi Purpose yang nyaman dan lega sehingga cocok digunakan masyarakat perkotaan. Untuk tahap awal, tiga type akan hadir di Palembang yakni Karimun Wagon R-GX, Karimun Wagon R-GL dan Karimun Wagon R-GA. “ Harga OTR Palembang di perkirakan mulai Rp 70 juta sampai Rp 100 jutaan, untuk membelinya,, Cukup dengan uang Rp 1 juta konsumen sudah bisa pesan Wagon R,” Kata Fadly, Selasa (29/10) Lanjut Fadly, Wagon R memiliki unsur SUPER yakni singkatan dari Spacious, Useful, Practical, Efficient,Reasonable

merupakan perpaduan harapan dan kebutuhan akan kendaraan yang dapat menyelaraskan antara kebutuhan transportasi multiguna, gaya hidup dengan kepedulian lingkungan hidup itulah yang dikembangkan oleh Suzuki yang mengerti akan kebutuhan masyarakat Indonesia. Untuk memberikan kenyamanan dan kemudahan perjalanan saat melakukan aktifitas sehari-hari, maka Karimun Wagon R dengan platform mini MPV menjadi kendaraan kompak sekaligus multi purpose yang nyaman dan lega sehingga cocok digunakan oleh masyarakat perkotaan dengan konsep pengembangannya berdasarkan

empat konsep, Interior yang luas, Kegunaannya banyak dan praktis membuat para penumpang dapat merasakan pengalaman berkendara yang nyaman serta juga dapat mengangkut banyak barang. “Bahan bakar yang efisien, Harga yang terjangkau yang memungkinkan banyak orang untuk merasakan pengalaman berkendara,“ Ujarnya. Karimun Wagon R menggunakan mesin generasi terbaru yaitu K10B, DOHC yang ringan dan bertenaga, Multi Point Injection serta Penggerak Roda Depan dengan menggunakan Metal Timing Chain berupa mesin digerakkan dengan rantai besi. (can)

TAHUN 2013 akan segera berakhir. Tinggal sisa 2 bulan kedepan semua pabrikan mobil dan sepeda motor akan menutup buku penjualannya.Salah satunya pabrikan motor Honda yang tetap optimis untuk menggapai targetnya hingga 4,6 juta unit di pasar sepeda motor nasional.

Honda

4,6 Juta Motor

Mazda Jamin Ketersediaan Sparepart PALEMBANG,RP – Desak desuk anggapan masyarakat terhadap minimnya ketersediaan sparepart dan bengkel resmi Mazda ditepis oleh pihak dealer yang menjamin ketersedian suku cadang berserta kelengkapan lainnya. “Suku cadang mobil Mazda mudah di dapat, jadi kalau ada yang bilang sparepart sulit di cari itu salah,“ ujar Rince Karoline, Branch Manager PT Andalas Nusantara Motor. Diakuinya, beberapa tahun lalu suku cadang Mazda di areal Sumsel memang susah di dapat. Kendala ini dikarenakan belum adanya bengkel dan gudang penyimpanan suku cadang yang memadai Namun seiring pesatnya pertumbuhan pangsa pasar roda empat di Sumsel membuat Mazda Palembang terus memacu layanan after sales yang selalu menjadi pertanyaan utama konsumen sebelum membeli kendaraan baik untuk operasional maupun pribadi. Ia mengatakan, dealer resmi

Mazda yang ada saat ini telah sesuai standar dealer nasional tidak hanya untuk servis ringan dan berat saja, bahkan disini pihaknya menerima perbaikan atau perawatan body repair. Selain itu, lanjut Rince, di areal showroom tersebut terdapat pula gudang penyimpanan suku

part yang harus di pesan terlebih dahulu.\ “All tipe produk Mazda bisa kami tangani disini,“ katanya. Pabrikan asal Jepang ini dikenal dengan menghasilkan produk berkelas atau premium. Namun konsumen Mazda tidak perlu khawatir jika terjadi perma-

FOTO: SALAMUN/RADAR PALEMBANG

cadang Mazda. Mulai dari tipe tahun lawas sampai suku cadang tipe teranyar, namun ia mengakui tidak menutup kemungkinan ada beberapa

salahan pada mobil kesayangannya tersebut. Karena pihak telah membekali teknisi handal siap melayani semua keluhan konsumen. (can)

Optimistis Jual

JAKARTA.RP -Executive Vice President Director PT Astra Honda Motor (AHM) Johannes Loman mengatakan meski sisa 2 bulan kedepan, pihaknya tetap optimistis kalau target yang sudah dicanangkan bisa dicapainya hingga akhir tahun nanti. “Kalau lihat kan kita sudah naikan target, tahun lalu kita berhasil menjual 4,1 juta unit motor, dan untuk tahun ini jadi 4,6 juta unit,” ujarnya di sela-sela acara Satu Indonesia Awards 2013 kemarin malam. Johannes melanjutkan kalau terhitung bulan September 2013, penjualan sepeda motor Honda secara nasional sudah mencapai 3,5 juta unit. Jadi target 4,6 juta diyakininya bisa tercapai. Ia mengandalkan penjualan di bulan Oktober ini, November dan Desember mendatang. “Rasanya bisa ya meski tinggal 2 bulan kedepan, saya yakin target untuk tahun ini bisa tercapai,” tuntasnya. Penghargaan untuk 5 Pemudapemudi Bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada hari ini, Senin (28/10/2013). PT Astra International Tbk (Astra) kembali menyerahkan 5 apresiasi “Semangat

Astra Terpadu untuk Indonesia” kepada 5 orang pemuda-pemudi Indonesia. Siapa kelima pemudapemudi yang beruntung dan memiliki semangat yang sejalan dengan Astra itu? Marwan Hakim yang merupakan tokoh pendidikan sekaligus ustad di Desa Aikperapa, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat. Ia mempelopori pendirian SMP dan SMA di Aikperapa. Sekolah yang didirikannya pada tahun 2004 itu sudah meluluskan 200 orang untuk tingkat SMP dan 50 orang untuk tingkat SMA. Joko Sulistyo, yang merupakan salah satu anggota pecinta alam KMP Giri Bahama, Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah, Solo. Ia membantu warga Desa Pucung, Kecamatan Eromoko, Kabupaten Wonogiri Jawa Tengah yang kesulitan air bersih. Rizki Dwi Rahmawah, yang berada di bidang usaha kecil dan menengah. Ia

mem-

buat perubahan di kelompok-kelompon petani penderes menjadi lebih kuat sehingga memiliki daya tawar tinggi. Sampai saat ini sekitar 250 petani yang menjadi mitra pemasok gula kristal baik bentuk kemasan maupun curah yang mampu diberdayakan laki-laki berusia 26 tahun ini. Hardinisa Syamitri adalah pemudi yang menjadi tenahga kesehatan di Jorong Luak Bega, Talang Anu, Kecamatan Gunung Omeh, Sumatera Barat.(ady/ikh)

HONDA NSX, MIRIP FERRARI 458 LONDON,RP-Pabrikan mobil Honda tengah menggodok kelahiran mobil sport NSX yang juga disebut Acura NSX pada tahun 2015. Rasanya waktu 2 tahun tidak bakal terasa lama lagi. Produsen mobil Jepang ini sesumbar, mobil sport terbarunya ini berada di segmen menengah ke atas dengan kemampuan luar biasa seperti Ferrari 458 Italia, namun harganya di kisaran Porsche 911. Sebagai perbandingan, di Italia Ferrari 458 Spider dibanderol di atas Rp 2 miliar, sementara Porsche 911 di bawah Rp 2 miliar. “Kami menginginkan kesenangan Ferrari 458 dengan harga Porsche 911, dan kami

pikir teknologi hybrid dapat membantu kita mencapai itu,” kata Kepala Pengembangan Honda NSX, Ted Klaus, Selasa (29/10) Selain dua mobil tadi, mobil sport milik pesaing yang dijadikan acuan bagi Honda adalah Nissan GT-R, Audi R8, dan McLaren 12C. Dia mengatakan timnya terus mengembangkan mobil tersebut hingga memberikan performa yang baik. Bahan baku dan kuali-

tas terbaik diutamakan agar mobil lebih baik dari mobil super lainnya yang sudah beredar. Honda NSX dikembangkan dengan menggunakan basis terbaru. Untuk

materialnya itu sendiri, NSX

ini menggunakan bahan dasar alumunium dan juga CRFB sehingga bobotnya menjadi ringan

dan membuat performa mobil menjadi lebih baik dari segi aerodinamika dibanding pendahulunya. Bentuk konsepnya memiliki PXLXT (4.830 mm, 1.895 mm, 1.160 mm) dan jarak sumbu 2.575 mm. Dan jika tidak ada halangan Honda NSX mengadopsi sistem Sport Hybrid All Super Handling All-Wheel Drive (SH-AWD) yang didukung 3 buah motor listrik berperforma tinggi. Mobil ini juga kabarnya akan masuk Indonesia.(ikh/ddn)


4 PERISTIWA

RADAR PALEMBANG, RABU 30 OKTOBER 2013

Tugas Berat Menanti Sutarman DEPOK, RP - Jenderal Timur Pradopo menyerahkan tongkat komando Kapolri kepada Komisaris Jenderal Sutarman, Selasa (29/10). Banyak pekerjaan rumah menanti Sutarman memimpin kepolisian. Usai serah terima jabatan Kapolri di Mako Brimob Kelapa Dua Depok, Sutarman berjanji akan menyelesaikan pekerjaan institusinya belum tuntas. Salah satunya, mengusut pelaku kasus-kasus teror atas polisi. “Dari beberapa rangkaian kasus penembakan yang menimpa anggota polri kami sudah mengamankan 6 orang. Ini adalah jaringan teroris,” kata Sutarman. Kasus teror terakhir merenggut nyawa anggota Brimob Kedung Halang, Briptu M Syarif Mappa. Minggu 27 Oktober 2013, Syarif ditemukan tewas dengan luka tusukan di kawasan Pasar Minggu.

“Dalam waktu singkat akan tertangkap. Yang jelas ini adalah teror,” janji Sutarman. Aksi teror belakangan memang menghantui anggota Polri. September lalu, seorang anggota Polri, Bripka Sukardi tewas ditembak orang tak dikenal di depan Gedung KPK. Sebelumnya teror terhadap anggota Polri juga terjadi di kawasan Ciputat dan Pondok Aren, Tangerang Selatan. Beberapa hari lalu, Sutarman menjabarkan fokus utamanya sebagai kapolri, yakni meningkatkan pelayanan masyarakat dan membersihkan premanisme serta perjudian. Selain itu, ada beberapa janji-janji Sutarman lainnya. Pengamanan Pemilu 2014 Ini adalah pekerjaan rumah besar bagi Kapolri dalam waktu dekat. Rakyat Indonesia akan melaksanakan pesta demokrasi lima tahunan pada 9 April 2014. Secara khusus, Timur Pradopo meminta

Sutarman fokus mempersiapkan pengamanan Pemilu 2014 ini. Pesan ini disampaikan Timur saat serah terima jabatan di Markas Komando Brimob. Menanggapi permintaan itu, Sutarman mengaku telah menyiapkan sejumlah jurus pengamanan pemilu. Salah satunya, menempatkan pasukan khususnya di daerah rawan konflik. “Polri dengan kekuatan penuh siap mengamankan Pemilu,” katanya. Ia juga berjanji pasukannnya akan tetap netral, sehingga keamanan Pemilu tetap terjaga. Dia berjanji akan mengawal tahapan pemilu, baik legislatif maupun presiden. Dengan demikian, masyarakat bisa memilih dengan nyaman dan dengan pikiran yang jernih. “Dia akan memilih siapa-siapa wakilnya yang paling baik untuk membawa kemajuan negara yang kita cintai,” kata Sutarman. Densus Antikorupsi Saat masih menjalani uji kepatutan dan kelayakan, Sutarman mencetuskan rencana membentuk detasemen khusus

(densus) antikorupsi. “Itu adalah bagian yang harus kami lakukan,” kata Sutarman. Menurutnya, densus antikorupsi ini berguna untuk mendukung penanganan kasus korupsi oleh Polri. “Operasionalnya harus kita tingkatkan. Itu tidak menyangkut institusi Polri saja, tapi sampai ke atas. Itu yang harus kami diskusikan. Kalau bisa dibentuk sangat luar biasa,” kata dia.Agar tidak ada benturan kepentingan, menurut Sutarman, Polri juga harus bersinergi dengan lembaga lainnya yang memiliki tugas sama, seperti Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “Tidak mungkin satu lembaga bisa menyelesaikan persoalan baik itu terkait narkotika, terorisme, maupun pemberantasan tindak pidana korupsi tanpa sinergi,” jelasnya. Usulan ini menimbulkan pro dan kontra. Mantan Ketua MK Mahfud MD menyayangkan jika sampai ada densus antikorupsi. “Menurut saya, lembaga khusus

antikorupsi ya KPK,” kata dia. Sebagian lain menilai usulan ini akan mengerdilkan posisi KPK. Namun, anggapan ini dibantah Sutarman. Dia menjamin, densus antikorupsi itu tidak akan berbenturan dengan KPK. Sebab, dengan adanya densus itu, KPK dan Polri akan saling menguatkan. “Kalau Polri kuat, KPK bisa fokus di pencegahan,” kata Sutarman. Dia pun mengklaim Polri tidak akan mengerdilkan KPK dengan keberadaan densus tersebut. “Kami hanya ingin memberantas hulunya,” kata Sutarman. Meski demikian, Sutarman mengakui, Polri tidak bisa sertamerta membentuk lembaga baru. “Yang terkait kelembagaan, tidak hanya institusi polri sendiri, itu juga berkaitan dengan Kementerian PAN,” kata dia. Kapolda Banyak Absen Sejumlah Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) tidak menghadiri upacara serah terima jabatan Kapolri di Lapang Korps Brimob Kelapa Dua, Depok,

Foto: Topo/Radar Depok

SALAM KOMANDO: Pejabat baru Kapolri Komjen Pol Sutarman dan pejabat lama Jenderal Pol Timur Pradopo mengikuti acara serah terima jabatan (Sertijab) di Mako Brimob Polri, Kelapa Dua, Depok, Selasa (29/13).

Jawa Barat, Selasa (29/10). Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Ronny Franky Sompie menjelaskan, ketidakhadiran sebagian Kapolda dalam rangka mengantisipasi mogok nasional yang dilakukan buruh. “Kapolda yang hadir adalah Kapolda yang tidak rawan karena ada kegiatan mogok nasional,” kata Ronny di Lapang Korps Brimob Kelapa Dua Depok, Jawa Barat, Selasa (29/10). Kerawanan ditentukan Ka-

polda masing-masing, sehingga yang memutuskan hadir atau tidak dalam acara Sertijab Kapolri ditentukan Kapolda masing-masing. “Itu instruksi Pak Timur sebelum pelantikan untuk mengantisipasi mogok nasional. Sudah ada arahan melalui video conference agar mengutamakan pelayanan untuk melayani buruh yang melaksanakan mogok nasional,” ungkapnya. (adi)

Dahlan Raih Doktor Honoris Causa dari Filipina MANILA, RP - Menteri BUMN Dahlan Iskan, Selasa (29/10) pagi, meraih gelar Doktor Honoris Causa (Dr HC) dari Universitas Arellano, Manila, Filipina. Kepala Bagian Humas dan Protokoler Kementerian BUMN, Faisal Halimi di Jakarta, Selasa mengatakan, Dahlan meraih gelar Doctor of Humanities yang

dinilai berperan dalam bidang humaniora dan kemanusiaan. Menurut Faisal, pemberian gelar doktor kehormatan ini baru kedua kalinya diberikan oleh Arellano University, sekaligus yang pertama kalinya untuk warga negara asing. “Sungguh membanggakan warga di luar Filipina yang dianugerahi doktor humaniora itu Dahlan Iskan. Apalagi, lagu kebangsaan Indonesia Raya berkumandang di acara tersebut,”

kata Faisal. Pemberian gelar doktor kepada Dahlan digelar di Philippine International Convention Center, Manila, Filipina, yang dihadiri istrinya Ny Nafsiah Sabri,dan mantan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara TB Silalahi. Sejumlah mahasiswa Indonesia di Filipina antusias menyambut kegiatan tersebut, dan bahkan mereka berebut foto bersama dan bersalaman den-

gan Dahlan. Arellano University didirikan pada 27 Februari 1938, dan kini memiliki 40.000 mahasiswa. Pemberian gelar ini melengkapi pengakuan terhadap kinerja Dahlan Iskan dari institusi pendidikan. Sebelumnya, pendiri Jawa Pos Group ini juga didaulat mendapat gelar Doktor (HC) dari IAIN Walisongo Semarang, dan menjadi Profesor Tamu dari Universitas Malaysia Perlis

(UniMAP). Dahlan sendiri sebelumnya pernah menjabat Dirut PT PLN periode 23 Desember 2009 hingga Oktober 2011, yang kemudian dipercaya menjabat Menteri BUMN sejak Oktober 2011 hingga saat ini. Belakangan, sejak September 2013 pria kelahiran Magetan, 17 Agustus 1951 memutuskan ikut menjadi peserta Konvensi Calon Presiden Partai Demokrat. (wid)

Novotel Jalankan Program Safety Week

DAHLAN ISKAN

Foto: Dite Surendra/Jawa Pos

PALEMBANG, RP - Novotel Palembang saat ini sedang menjalankan program “Safety Week”. Program Safety Week ini merupakan agenda yang diselenggarakan oleh Human Resources Department mulai tanggal 28 Oktober 2013 s/d 6 November 2013. General Manager Novotel Rulvastina Randy menambahkan, program Safety Week ini diikuti oleh seluruh karyawan Novotel Palembang dengan tujuan meningkatkan kesadaran dan kewaspadaan terhadap bahaya yang mungkin terjadi di sekitar karyawan. “Kami sekaligus mengajak semua untuk berbagi kepada orang lain yang membutuhkan. Misalnya mengenai bahaya penggunaan narkoba dan penyakit menular, pencegahan yang bisa

kita lakukan, dan apa yang bisa kita lakukan untuk mencegah penyebaran dari penggunaan narkoba maupun penyakit menular,” katanya Begitu pula dengan adanya training pemadam kebakaran yang akan dilaksanakan pada tanggal 30 dan 31 Oktober 2013, training yang rutin dilakukan 6 bulan sekali ini diharapkan agar seluruh karyawan hotel dapat lebih sigap dalam menghadapi bahaya yang bisa saja terjadi setiap saat, dan tahu apa yang harus dilakukan apabila terjadi kebakaran. “Program Safety Week ini akan ditutup dengan kegiatan donor darah. Kami mengajak karyawan untuk berbagi dengan orang lain yang membutuhkan, salah satunya dengan mendonorkan

darah. Di samping itu, kegiatan yang rutin dilakukan 2 kali dalam 1 tahun ini juga dapat membuat tubuh lebih sehat karena secara rutin darah yang baru akan terbentuk. Tak hanya itu, kita juga menghimbau kepada seluruh karyawan Novotel untuk tidak merokok selama program ini berlangsung,” tegas dia. Sementara itu, Human Resources Manager Novotel Kores Tampubolon menjelaskan, agenda acara yang dilakukan mencakup beberapa kegiatan yang akan dilakukan seminggu ke depan, antara lain Sosialisasi Penyalahgunaan Narkoba oleh pihak BNN yakni Bapak Bontor Hutapea selaku Kepala BNN Sumatera Selatan, Sos-

SERIUS: Karyawan Novotel Palembang tampak serius mengikuti Program Safety Week

ialisasi Pencegahan Penyakit Menular dari RS Pelabuhan, Training Pemadam Kebakaran oleh Chief Engineer Novotel

Palembang, dan akan ditutup dengan kegiatan Donor Darah pada tanggal 6 November 2013. (rel/rd2)

Bupati Tanam Pohon di Pasar AGAR kelestarian alam tetap terjaga dengan baik, khususnya dikawasan pasar pagi Kota Muara Enim dan sekitarnya. Pemkab Muara Enim melalui UPTD Pasar Kota Muara Enim melakukan penanaman pohon pelindung dilokasi tersebut.

Foto: Pili/Radar Palembang

TANAM POHON: Tampak Bupati Muaraenim saat ikut melakukan penanaman pohon dan tanaman hias dikawasan Pasar Kota Muaraenim.

INSPIRASI MASYARAKAT SUMSEL SEMANGAT ASPIRASI RAKYAT INSPIRASI BISNIS MASYARAKAT SUMSEL SEMANGATBISNIS ASPIRASI RAKYAT

MUARAENIM, RP - Sekarang ini, kita menanam sekitar 15 batang pohon. Sebelumnya, kita juga telah menanam 40 batang pohon dilokasi yang sama. Pada kesempatan ini, bapak Muara Enim Ir H Muzakir Sai Sohar ikut menyumbang berbagai tanaman hias untuk ditanam sekitar pasar Kota Muara Enim,” ungkap Kepala UPTD Pasar Kota Muara Enim, A. Rosul SH, kemarin (29/10). Pihaknya berharap, dengan ditanamnya berbagai jenis pohon pelindung dan tanaman hias ini, dapat mengurangi polusi udara, menyejukan dan menyegarkan suasana diseputaran pasar. Oleh karena itu, dirinya meminta peran serta para pedagang dan masyarakat untuk turut menjaga dan merawat tanaman tersebut. “Penanaman pohon ini, merupakan salah satu wujud untuk menciptakan Muara Enim yang Sehat, Mandiri, Agamis dan Sejahtera. Serta momen untuk memperingati hari jadi Kabupaten Muara Enim ke-67. Kita ucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada pak Bupati

yang telah ikut menyumbang berbagai tanaman hias dan turut melakukan penanaman secara langsung,” terang Rosul.Sementara itu, Kepala BLH Kabupaten Muara Enim, Ir Zulkarnain mengatakan, penanaman pohon sangat penting dilakukan untuk menjaga kelestarian alam serta mengurangi polusi udara yang sekarang ini dirasa semakin tinggi. Ada beberapa titik dikawasan Kota Muara Enim yang perlu dilakukan penanaman pohon diantaranya, kawasan Talang Jawa Kota Muara Enim dan jalan Sultan Mahmud Badaruddin II. “Penghijauan di kawasan perkotaan sangat perlu, karena selain berfungsi sebagai paruparu kota, juga dapat mempercantik dan memperindah kota serta dapat memberikan kesejukan dan kenyamanan masyarakat yang melintas dikawasan perkotaan. Kita berharap, adanya peran serta masyarakat untuk ikut menjaga dan merawatnya sehingga keindahan Kota Muaraenim yang diimpikan dapat terwujud,” harap Zulkarnain. (yan)

klik...........www.radarpalembang.biz klik...........www.radarpalembang.biz klik...........www.radarpalembang.biz klik...........www.radarpalembang.biz


5

SAMBUNGAN

RADAR PALEMBANG,RABU 30 OKTOBER 2013

BPK: Belanja Bansos Naik Hingga 200 Persen Muaz Ahmad JAKARTA, RP - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menemukan adanya penggelembungan penyaluran dana bantuan sosial (bansos) hingga 200%. Hal ini terjadi sebelum penyelenggaraan pemilihan kepala daerah (pilkada). Anggota V BPK RI Agung Firman Sampurna menjelaskan kondisi ini berpotensi munculnya permainan anggaran. “Kenaikannya tinggi sekali. Kita lakukan pemeriksaan dengan tujuan tertentu di daerah sebelum pilkada karena belanja bansos naik tinggi 100%-200%. Ini rawan,” ucap

Agung, Selasa (29/10/2013). Umumnya modus pemberian bansos diberikan pada kelompok tententu seperti Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) dalam jumlah yang fantastis. “Itu diberikan ke LSM. Itu jumlahnya bervariatif bahkan diberikan sampai Rp 400 juta. Itu berbahaya,” sebutnya. Menurutnya, anggaran bansos hingga hibah yang tinggi bisa menggangu alokasi anggaran untuk belanja modal. Padahal belanja modal biasa dialokasikan untuk pengembangan dan peningkatan fasilitas

kesehatan, pendidikan hingga infrastruktur. Meski begitu, BPK hingga saat ini tidak memiliki kewenangan melakukan pengaturan anggaran melalui sebuah peraturan. BPK hanya bertugas melakukan pemeriksaan. “Yang jelas sudah membahayakan. Artinya jumlah bansos begitu besar. Jumlah opportunity belanja modal berkurang. Sebenernya sudah ada usaha dari pemerintah buat peraturan bansos itu akuntabel. Tapi ada kelemahan SPI (pengawasan internal). Siapa yang berwenang dapat bansos ini?

Kalau kepala daerah bilang memungkinkan maka bisa dapet bansos,” jelasnya. Saat ini, BPK telah melakukan kajian untuk melakukan audit investigatif terkait penyaluran bansos. Audit investigasi ini dilakukan atas inisiatif sendiri karena temuan ketidakwajaran dan permintaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Audit ini dilakukan di daerah Banten dan Sumatera Selatan. “Kita melihat daerah yang baru menyelenggarakan Pilkada. Apa bansos yang diberikan salah,” sebutnya. (feb/mad)

penyidik ke penuntut umum,” kata dia. Menurutnya, dalam waktu dekat, jika memang berkas tersebut sudah selesai di penuntut umum, akan segera di limpahkan ke pengadilan guna menjalani proses hokum selanjutnya, yah, dalam waktu dekat ini, perkara tersebut akan segera kami limpahkan ke pengadilan. Seperti diketahui kasus ini mulai mencuat, berawal dari adanya masalah dalam penggunaan dana operasional bagi staf dan anggota dewan di kabupaten Empat Lawang, sebetulnya kasus tersebut

Dari Hal 1)................................... sudah terendus cukup lama, cuma baru mengemuka di awal tahun 2013 lalu. Awalnya, keluhan sejumlah PNS di sekretariat DPRD dan anggota DPRD lantaran uang untuk keperluan reses, operasional, gaji dan uang jasa mereka tidak kunjung cair dengan alasan tak jelas. Berdasarkan penyelidikan kepolisian terdapat kelebihan pengambilan dana ke bendahara pemerintah daerah setempat oleh DPRD Empat Lawang, dan penggunaan dana gaji di luar peruntukan. (can)

Nilai Ekonomis Batubara Turun Eks Bendahara Jalan Khusus Batubara Stagnan PALEMBANG, RP – Anjloknya harga batubara dunia yang belum kembali ke kondisi berdampak cukup besar terhadap pembangunan infrastruktur khususnya jalan batubara di provinsi Sumsel. Hal ini diungkap langsung oleh Robert Heri selaku kepala Dinas Pertambangan provinsi Sumsel saat diwawancara, Selasa (29/10). “Penyelesaian jalur khusus batubara ini tertunda karena harga batubara yang sudah dinilai tidak lagi ekonomis atau sebanding dengan nilai investasi yang harus dikeluarkan jika pengusaha membangun jalan. Jadinya seperti sekarang, peny-

Novel

elesaian jalan khusus batubara menjadi terlambat,”ujar Robert. Khusus untuk jalur batubara, Robert menuturkan jika kondisi jalan saat ini sudah masuk dalam tahap pengujian, hanya saja untuk operasional secara total diakuinya harus melalui proses lanjutan. “Kondisinya saat ini memang belum siap secara total, masih ada beberapa spot yang perlu untuk dilakukan perbaikan,”katanya. Meski begitu, Robert menegaskan jika pihaknya tetap memberikan deadline waktu kepada para investor untuk menyelesaikan pembangunan jalan khusus tersebut. “Kita sudah berikan batas terakhir

kepada para investor untuk menyelesaikan pembangunan jalan khusus maksimal pada akhir tahun harus bisa operasional.” Disinggung mengenai jalur yang akan lebih dahulu siap untuk dioperasionalkan, Robert menyebut jalur BMS akan siap dioperasikan terlebih dahulu. “Kalau lihat kondisi sekarang, sepertinya jalur yang dibangun oleh konsorsium alternatif akan selesai lebih dahulu dibandingkan jalur yang dibangun oleh PT Servo,”cetusnya. Terkait dengan kondisi jalur khusus batubara, Musni Wijaya selaku kepala Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Infromatika (Dishubkoimfo) Provinsi Sumsel mengung-

kapakn jika dirinya akan segera memanggil PT Servo untuk meminta kejelasan, pasalnya surat yang selama ini dikirim belum ada satupun yang dijawab oleh pihak Servo. “Kita akan segera melakukan rapat dan memanggil pihak dari Servo, karena selama ini tidak ada jawaban dari surat yang telah kita layangkan, jika mereka memang tidak sanggupa membangun jalan khusus truck batu bara ini, maka sampaikan sesegera mungkin ke kita, maka akan kita ambil langkah-langkah apakah perlu perusahaan daerah yang akan masuk kesana dalam rangka penyelesaian jalan khusus itu” pungkasnya. (alk)

Dari Hal 1)......................................................................................................................................................................................................................................

tariat lainnya, bahkan Kantor Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) juga menjadi sasaran penggeledahan. Sekitar pukul 12.30 WIB, tim penyidik yang langsung dipimpin Novel, langsung menggelandang HBA dengan menggunakan mobil kendaraan Dinas Nissan E-Xtrail bernopol BG 1978 MK. Saat dibawa menuju mobil orang nomor satu di Empat Lawang itu tidak banyak bicara. Bahkan yang bersangkutan menghindari jempretan kamera milik wartawan yang melakukan kegiatan jurnalistik disana. “Kita tunggu hasilnya,”ungkapnya singkat. Sekitar dua jam tim penyidik kembali keluar dari rumah pribadi yang memiliki luas mencapai 4 hektar milik HBA di Desa Lampar atau dikenal oleh kalangan pejabat dan pegawai sebagai Puri Lampar. Iring – iringan kendaraan kembali membawa sang Bupati kembali ke kantornya. Tak puas melakukan pengeledahan terhadap kantor sekrtariat Pemkab Empat Lawang, penyidik lalu bergerak menuju komplek rumah toko milik keluarga bupati di samping kantor bupati. Saat petugas mencoba masuk kedalam kantor yang digunakan sebagai posko Berhasil dan Sekretariat Golkar, penyidik tidak berhasil karena kantor itu dikunci. Sekitar 30 menit menunggu akhirnya penyidik mengambil kesimpulan batal menggeledah ruangan itu. Ketua Penyidik KPK, Kompol Noval Basweden tidak memberikan komentar banyak. Dia menyarankan konfirmasi langsung ke juru bicara KPK Johan Budi. “Silahkan tanya ke pak Johan ya, saya cuma menjalankan tugas. Kalau penjelasan itu kewenangan tugas pak Johan,” katanya singkat kepada sejumlah awak media. Hingga pukul 17.00 WIB, penyidik masih melakukan pengeledahan di sekretariat Pemkab Empat Lawang terutama bagian Umum dan keuangan yang terletak di lantai satu gedung tersebut. Belum ada kepastian apakah orang nomor satu itu ditetapkan tersangka atau tidak. Sebelumnya ada pengakuan mengejutkan datang dari mantan Kepala Dinas Kebersihan dan Pasar Syarkowi Thohir, yang sebelum bersaksi di Sidang MK kembali mengungkap hal mengenai adanya sumbangan sejumlah uang untuk pemenangan HBA Syahril, kepada sejumlag media. “Saya waktu itu ada rapat bersama kepala SKPD lainya dengan Pak HBA, sebelum Pilkada, kami oleh Kepala Dinas DPPKAD untuk menyetor dana sebesar Rp 150 juta, khusus dinas yang saya pimpin. Karena tidak ada dana maka saya gunakan uang honor kebersihan. dan uang itu saya serahkan langsung dengan pak Daud di ruangannya,”ungkapnya, saat ditemui dirumahnya kemarin. Palembang Diperiksa Sekitar pukul 09.00 WIB, suasana di kediaman pribadi Walikota Palembang H Romi Herton di Jalan Ki Rangga Wirasantika nampak sedikit berbeda.

Pintu pagar yang biasanya selalu terbuka dan terkesan ramai kini nampak tertutup. Nyaris tidak ada aktifitas di luar rumah hanya terlihat sejumlah anggota Kepolisian bersenjata lengkap dan Pol PP yang tengah berjaga di pos penjagaan rumah, tak lama kemudian datang mobil Avanza Hitam BG 3909 LR yang ternyata dari dalam mobil turun sekitar tiga orang berserangam lengkap dengan rompi coklat bertuliskan “ Penyidik KPK. Praktis keheningan dari dalam rumah semakin menjadi, ditambah adanya larangan awak media untuk melakukan peliputan ke dalam pekarangan rumah. Kemudian, sekitar pukul 10.30

5 orang masuk kembali ke dalam rumah Romi ditambah sekitar 5 orang anggota kepolisian bersenjata lengkap mengawalnya. Tak satu pun orang yang berjaga di dalam maupun di luar rumah yang mau memberikan komentar apa yang terjadi didalam rumah. Sampai dengan pukul 15.00 WIB tim penyedik KPK meninggalkan kediaman Romi degan membawa sejumlah berkas untuk dibawa dan diperiksa lebih lanjut. Di tempat terpisah, ternyata sejumlah anggota KPK juga diketahui menyambangi Kantor Pemerintah Kota Palembang di jalan Merdeka, sekitar Pukul 11.30 WIB sejumlah anggota KPK terlihat meninggalkan kan-

FOTO:SALAMUN RADAR PALEMBANG

TUNJUKAN SURAT: Walikota Palembang Romi Herton di kediamannya sedang menunjukan surat dari KPK, Selasa (29/10). WIB, dari balik pagar rumah terlihat sekitar 4 anggota KPK dengan sejumlah kamera dan perlengkapan lainya memeriksa sejumlah mobil yang terparkir di dalam garasi rumah, mulai dari mobil pribadi Romi jenis Jeep Wrangler warna orange BG 23 MK, lalu mobil dinas jenis Alphard Hitam BG 1 A yang biasa digunakan Romi sehari-hari. Namun tidak diketahui secara pasti apa yang diperiksa atau dicari penyidik KPK di kendaraan tersebut. Tak lama saat pemeriksaan kendaraan dilakukan, tepat pukul 11.00 WIB pintu garasi tiba-tiba ditutup sehingga tidak terlihat lagi aktifitas apa yang terjadi di dalam rumah. Tak lama dari kejadian itu, kembali datang mobil Innova BG 701 FW yang diketahui juga anggota penyidik KPK berjumlah

tor walikota dengan melewati pintu depan kantor dengan membawa sejumlah berkas. Dihubungi via telepon selularnya, Juru Bicara KPK, Johan Budi, Selasa (29/10) membenarkan bahwa pihaknya sedang melakukan pemeriksaan di sejumlah tempat di Sumsel. Dijelaskanya, tim penyidik yang datang memeriksa terdiri dari dua tim dengan tiap tim terdiri dari enam orang. “Biasanya kalau penggeledahan satu tim itu terdiri dari enam orang atau lebih,” tukas dia. Johan mengatakan, meski demikian pihaknya hanya melakukan pemeriksaan terhadap keuanganya atau jejak aliran dana yang masuk ke rekening pribadi tersangka AM tersebut. “Ini tempatnya yang digeledah, kenapa di tempat tersebut karena kita duga ada jejak-jejak aliran dana ke AM,” singkat dia. Namun, dia mengungkapkan

belum mendapatkan laporan lebih lanjut apa saja yang ditemukan dalam pemeriksaan tersebut. “Kami juga belum mendapatkan informasi lebih lanjut apa saja yang dibawa petugas KPK dari beberapa lokasi tersebut. Namun saya tegaskan sekali lagi yang diperiksa kali ini adalah keuanganya bukan orangnya,” ujar pria berkacamata ini. Sementara itu, Walikota Palembang H Romi Herton menyempatkan diri memberikan keterangan kepada awak media usai dilakukanya pemerikasaan KPK dikediaman pribadinya mengatakan, penggeledahan di rumah pribadi miliknya berlangsung lancar, semua ruangan mulai dari ruang tamu, kamar tidur dan ruang keluarga semua digeledah oleh penyidik KPK. “Tidak ada pertanyaan apapun yang dilayangkan penyidik KPK kepada saya, saya hanya mendapat surat tugas KPK untuk melakukan penggeledahan. Kemudian usai penggeledahan, langsung diberi surat serah terima penggeledahan terkait soal sengketa pilkada yang ditangani oleh ketua MK non aktif Akil Muchtar,” kata Romi kepada wartawan. Romi menjelaskan, adapun sejumlah barang yang disita miliknya berupa 1 bundel dokumen Pilkada Kota Palembang seperti surat keputusan MK dan surat keputusan menteri dalam negeri pada pilkada kota palembang April lalu. “Selain itu, ada 3 buah Handpone, terdiri 2 Handpone yang sudah rusak dan 1 handpone yang masih dipakai. Ada juga 1 lembar bukti setor ke bank BCA sebesar Rp 500 juta atas nama istri saya HJ Masyitoh ke rekening sendiri no rekening 84350xxxx atas nama Hj Masyitoh,” ucap Romi. Romi mengaku siap diperiksa kembali dan disita apapun barang miliknya jika dianggap sebagai barang bukti oleh KPK. “Saya juga siap di panggil ke kantor KPK jika dibutuhkan,” tegasnya. Meski demikian, Romi mengaku puas dengan pemeriksaan KPK kerumah pribadinya, karena isu yang beredar dimasayarakat yang selama ini menyudutkan dirinya dapat menjadi jelas dan berimbang. Lebih lanjut dia mengaku, tetap menghormati penegakan hukum dan dapat menjadi pembelajaran kepada masyarakat agar lebih dewasa dalam menyikapi persoalan pilkada. “Saya tidak masuk kekantor karna disarankan pihak rumah sakit untuk beristirahat sehingga beberapa hari terakhir mungkin tidak terlihat,” pungkas Romi. Kantor Digeledah Dalam waktu bersamaan, tim KPK juga menggeledah ruang kerja Walikota Palembang H Romi Herton di kantor Pemkot Palembang sekitar pukul 09.00 WIB. Dari hasil penggeledahan diketahui beberapa berkas di bawa untuk diperiksa. Usai digeledah, Wakil Walikota Palembang H Harnojoyo langsung menggelar rapat konsolidasi bersama sejumlah pejabat dan tim pemenangan Romi-Harno di ruang kerjanya, rapat tertutup

ini berlangsung sekitar dua jam. Tak hanya itu, beberapa pejabat terlihat masuk ke ruang Harno seperti Sekda Kota Palembang Ucok Hidayat, Kepala Dinas Tata Kota Palembang Isnaini, Asisten 1 Setda Kota Palembang Shinta Raharja dan Kepala Dinas Tata Kota Palembang Isnaini serta Sekretaris Tim Pemenangan Romi-Harno Anton Noerdin.“ Tidak ada apa-apa, biasa saja,” terang Anton usai keluar dari ruang kerja Harnojoyo. Dia pun enggan berkomentar pencarian barang bukti oleh KPK di kediaman pribadi dan kantor wali kota Palembang. Dia memastikan tidak ada indikasi keterkaitan calon yang di usung dengan tersangka Ketua MK non aktif, Akil Mochtar. “Tidak ada indikasi apa-apa, kita lihat saja,” jelasnya. Sementara itu, Sekretaris Daerah Kota Palembang Ucok Hidayat tidak mau berkomentar terkait penggeledahan kantor pemerintah. “Nggak ada (apa-apa), KPK lihat ke atas, kebetulan saya tidak ada di tempat,” singkat Ucok. Dia pun belum mengetahui pengaruh kinerja pegawai di Pemkot Palembang pasca penggeladahan kantor wali kota. “Kebetulan tidak ada di tempat, tidak ada, belum tahu,” ujarnya. Wakil Wali Kota Palembang H Harnojoyo mengaku tidak mengetahui berkas dokumen yang di bawa KPK dari ruang kerja wali kota. “KPK tadi tidak ada apa-apa, berkas tidak ada. Saya tidak tahu, coba tanya KPK,” jelasnya. Disinggung adanya kedatangan tim pemenangan, dia mengaku, pihaknya menggelar rapat konsolidasi persiapan kedatangan Sekjen Partai Demokrat Edhie Baskoro Yudhoyono alias Ibas untuk menghadiri pelantikan Gubernur Alex Noerdin dan Wakil Gubernur Sumsel Ishak Mekki. “Tadi ada rapat konsolidasi persiapan perencanaan kedatangan Ibas tanggal 7 nanti untuk menghadiri Ishak Mekki, kalau KPK tadi tidak ada apa-apa,” ucapnya Tanggapan PDIP Sekretaris DPD PDI-Perjuangan Sumsel, M Aliandra Gantada terkait pengeledehan KPK dikediaman pribadi ketua DPC PDIPerjuangan Palembang Romi Herton, menilai semua warga negara memiliki kesamaan hak dimata hukum. “Pak Romi adalah kader PDIP maka dari itu PDIP akan memback up, secara kelembagaan kita akan berkoordinasi namun sejauh ini belum ada komunikasi antara partai dan pak Romi,”kata Gantada yang ditemui, Selasa (29/10). Menurut Gantada yang juga wakil ketua DPRD Sumsel menilai pengledehan tersebut bukan ancaman terhadap posisi Romi Herton sebagai Walikota Palembang. Karena harus mengedepankan proses dan mekanisme yang ada terlebih dahulu.”DPD akan gali informasi untuk berkoordinasi terkait hal ini,”kata Gantada. (obi/tma/zar)

dieksekusi untuk dibawa ke Rutan Muaradua. “Benar tadi kita melakukan eksekusi kepada tersangka, proses eksekusi dilakukan setelah melakukan pemeriksaan terakhir. Dan yang bersangkutan pun mengaku telah legowo,” kata Kepala Kantor Kejaksaan Negeri Cabang Muaradua, M Ali Akbar SH MH saat dimintai keterangnya beberapa saat setelah proses eksekusi berlangsung. Dari pantuan koran ini beberapa saat sebelum di eksekusi, tersangka tampak keluar masuk kantor kejaksaan. Entah apa dalam pikirannya, tapi sepertinya niatan si tersangka member tahu keluarga sebelum akhirnya HY dibawa masuk ke kendaraan dengan kawalan petugas dari kejaksaan untuk dititipkan di Rutan selama 20 hari terhitung kemarin. Nah, penetapan tersangka kepada HY sendiri sebenarnya sudah berlangsung sekitar dua bulan terakhir oleh Kejaksaan Negeri Cabang Muaradua. Penetapan tersangka karena HY terbukti melakukan penyelewengan bantuan dana bergulir untuk koperasi kepada Diskoperindag tahun 2008 lalu.

Korem

Dari Hal 1)..........................

Masih dari keterangan Kantor Kejaksaan Cabang Muaradua, penetapan tersangka HY lanjut Ali Akbar, atas penyalahgunaan wewenangan sebagai bendahara penerimaan bantuan dana bergulir koperasi yang bersumber dana APBD Pemkab OKU Selatan tahun 2008. Seperti diungkapkan pihak Kejaksaan tersangka HY telah menyelewengkan dana angsuran koperasi. “Tindakan tersangka telah menyebabkan kerugian negara, total kerugian negara Rp131 juta. Tapi tersangka telah mengembalikan Rp71 juta sehingga masih tersisa utang sebesar Rp58 juta,” beber Ali Akbar yang ditemui wartawan di ruang kerjanya. Yang bersangkutan dikenakan pasal 3,8, dan pasal 18 UU No.31 tahun 1999 perubahan UU No.20 tahun 2001 tentang tindak pidana korupsi, dengan ancana hukuman kurungan sesuai pasal 3 penyalahgunaan wewenang, diancam 20 tahun kurungan, sementara pasal 8 tentang penggelapan menyebutkan ancaman pidana kurungan 15 tahun. Serta pasal 18 menerangkan pembayaran ganti rugi sesuai yang ditetapkan. (gie)

Dari Hal 1).........................................................

transaksi minyak illegal di jalan Sungai Betung, Kecamatan IB1 Palembang, Senin (28/10) dini hari Dalam operasi tangkap tangan yang dipimpin Kapten Inf Kartono berhasil diamankan barang bukti dua Unit mobil Tangki Nopol BG 8181 CM dan BG 8181 AC kapasitas 5.000 liter. Sebanyak 3 tanki duduk kapasitas 5.000 liter, 1 tedmon kapasitas 5000 liter, 5 drum kapasitas 220 liter dan 20 jeriken kapasitas 20 liter dalam keadaan kosong. Kapten Inf Kartono komandan Den Intelijen Korem 044/ Gapo kepada awak media, Selasa (29/10) mengatakan, aksi transaksi minyak illegal tersebut memang sudah lama menjadi target operasi pihaknya, setelah melakukan pengintaian akhirnya tim gabungan melakukan penggerebekan dan berhasil menangkap tangan tersangka yang sedang memindahkan minyak. “Jadi, yang digerebek itu tempat ‘kecing’. Nah, mobil yang mengangkut minyak resmi dari Pertamina masuk dan menjual minyak kepada pemilik bernama Bripka Lung Sandriwan yang diketahui bertugas di Propam Polda Sumsel,” kata dia. Ia mengatakan, selain barang bukti minyak dan alat penampung, pihaknya juga berhasi mengamankan dua orang yang berstatus sebagai Sopir & kernet mobil Tangki atas nama Budi Hartono ( 48) warga alamat Perumahan Azhar B 4 No 12 RT 05 RW 02 Kel Tanah Mas Talang Kelapa. Serta Aransyah (35 )warga alamat Perumahan Bumi Mas Indah RT 09 RW 35 Kel Tanah Mas Kec Talang Kelapa. Dijelaskan, awalnya keduanya berkelit namun setelah dilakukan introgasi oleh petugas keduanya akhirnya buka mulut, Menurut Pengakuan dari Budi dan Aransyah mereka sudah bekerja selama tiga bulan pada Bripka Lung Sandriwan dengan tugas mengambil minyak Solar dari tempat penampungan minyak hasil kencingan milik Olson dan Mahani yang berada di jl.Ki Merogan Kertapati. Kepada awak media, Budi dan Aransyah mengatakan, dirinya diupah sebesar Rp 750.000 sekali mengangkut minyak dengan rincian Rp 500 ribu untuk sopir dan Rp 250 ribu untuk kernet. “Kalau pengangkutan BBM (Bahan Bakar Minyak) solar ile-

gal dari Jl Ki Merogan ketempat penimbunan minyak milik Bripka Lung Sandriwan dilakukan sebanyak 2 kali dlm seminggu,” kata pria yang kesehariannya sebagi tukang ojek tersebut. Lanjutnya, dalam seminggu pula, ia dan yang lainnya membawa hingga 20 drum sekali mengangkut. Selain itu juga menurut pengakuannya para Sopir yang bertugas untuk mengangkut BBM solar ilegal dari Jalan Ki Merogan ke tempat penampungan milk Bripka Lung Sandriwan dilakukan secara bergantian dg sopirsopir yang lain. “Yah gentian lah pak, sebenarnya banyak juga yang sudah keluar, nah aku apes, pas lagi nak mindahke ke tangki keno tangkep,” kata dia.Menurutnya, biasanya membawa minyak hasil ‘kencingan’ tersebut ke daerah lahat dan gasing, disana biasanya ia sudah ditunggu orang untuk mengambil minyak, terkadang pedagang minyak eceran atau bos yang bangun jalan. “Kalau soal harga dan yang laiannya, saya kurang tau pak, soalnya yang mengatur semuanya langsung Bobby yang aku dengar keluargo dekat dari Bripka LS, tapi kurang tau, apakah ponakan atau anak kandung, yang jelas Bobby itu masih muda, setau aku dia itu mahasiswa semester II di Plaju,” jelasnya. Kapten Kartono kembali mengatakan, saat ini tersangka dan barang bukti diamankan di korem 044/Gapo untuk kemudian nantinya diserahkan ke pihak kepolisian guna proses hukum selanjutnya. Terpisah, terkait dugaan keterlibatan oknum anggota Polda Sumsel atas perdagangan BBM illegal ini, Kapolda Sumsel, Irjen Pol Saud Usman Nasution melalui Kabid Humas Kombes Pol R Djarod Padakova saat dikonfirmasi menuturkan masih memeriksa kebenaran informasi tersebut. “Kebenarannya masih kita cek dan penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda juga tengah berkoordinasi dengan pihak Korem guna pendalaman perkara ini,” tuturnya. Selain itu, Djarod melanjutkan jika memang dari hasil pemeriksaan nantinya ditemukan keterlibatan oknum anggota tetap akan diproses hukum. “Jika ada anggota yang terlibat melakukan tindak pidana, juga tetap diproses hukum,” kata dia. (can)


6 SPORTBIZ

Adaptasi Jadi Masalah Utama Gareth Bale MADRID, RP - Gareth Bale hingga sekarang belum juga menunjukkan performa terbaiknya bersama Real Madrid. Masalah utama yang dialami pemain termahal dunia itu adalah adaptasi dengan tim dan kompetisi baru. Ekspektasi besar mengiringi kepindahan Bale dari Tottenham Hotspur ke Madrid, musim panas lalu. Selain karena harganya yang mencapai 100 juta euro, Bale musim lalu juga tampil sangat mengesankan bersama Spurs. Tapi, sejauh ini Bale belum mampu memenuhi ekspektasi besar tersebut. Dia memang mencetak gol ke gawang Villarreal pada laga debutnya, tapi setelah itu absen selama beberapa pekan akibat cedera. Setelah pulih dan kembali merumput, Bale belum memberi kontribusi signifikan untuk Madrid. Pemain asal Wales itu bak tenggelam pada laga El Clasico melawan Barcelona, akhir pekan lalu. Sinarnya kalah terang dibandingkan milik bintang baru Barca, Neymar, yang mencetak gol dan membantu Barca menang 2-1. Kendati Bale masih biasa-biasa saja di Madrid, dia tetap mendapatkan dukungan penuh dari pelatih Carlo Ancelotti. Ancelotti memaklumi kondisi Bale, yang dia anggap butuh waktu untuk beradaptasi. “Memang benar dalam beberapa pertandingan terakhir dia tidak melakukan hal-hal yang luar biasa. Tapi, seorang pemain yang datang ke sebuah tim baru, dalam sebuah budaya yang berbeda, membutuhkan waktu untuk beradaptasi,” jelas Ancelotti kepada stasiun radio Cadena Cope. “Problem dengan si pemain adalah dalam hal adaptasi. Bermain di Spanyol tidak sama dengan bermain di Inggris,” katanya. (mfi/cas)

RADAR PALEMBANG, RABU 30 OKTOBER 2013

itu, Timor Leste dipaksa menyerah dengan skor 2-0. “Tim Indonesia semua pemainnya kuat. Semua pemain sangat kuat,” kata pelatih Emerson dos Santos Alcantara tanpa merinci pemain yang paling diwaspadai dalam konferensi pers jelang pertanding di Hotel Grand Quality, Yogyakarta, Selasa (29/10) siang WIB.

Thomas Mueller

pekan lagi. Pedrosa sendiri terlihat tidak kuasa melawan Marquez dan Lorenzo pada delapan balapan di paruh kedua musim. Pembalap Spanyol ini cuma mengoleksi satu kemenangan yang direbutnya di Malaysia atau yang ketiga di musim ini. Sementara itu, Marquez di paruh kedua musim ini meraih tiga kemenangan atau enam secara keseluruhan sedangkan Lorenzo di paruh kedua musim ini meraih empat kemenangan atau tujuh secara total.

“Kali ini aku tampil bagus di paruh pertama musim tapi di paruh kedua tidak begitu bagus dan aku tidak bisa lebih kuat lagi untuk bersaing di paruh kedua kompetisi,” nilai Pedrosa. “Semua yang bisa aku lakukan sekarang adalah mencoba untuk terus melangkah ke depan,” imbuh dia. Pedrosa mengalami nasib sial yang tidak bisa dipungkiri membuat asa juaranya mengecil, yaitu saat retired di Aragon akibat bersinggungan dengan Marquez dan absen di Jerman. “Itu bukan masalah. (rin/mfi)

Milan Diminta Agen Mario Balotelli, Mino Raiola, melontar kan pernyataan yang membuat masa depan striker 22 tahun itu di AC Milan dispekulasikan.

Andik Paling Diwaspadai Timor Leste

JAKARTA, RP - Pembalap Honda Repsol Dani Pedrosa sudah keluar dari persaingan perebutan titel juara dunia 2013. Pedrosa menyesalkan dengan performanya di paruh kedua musim. Persaingan perebutan gelar juara dunia kini tinggal menjadi milik Marc Marquez atau Jorge Lorenzo. Si kampiun akan ditentukan dalam seri pamungkas yang akan digelar di Valencia dua

MUNICH,RP - Belakangan muncul spekulasi yang mengaitkan pemain Bayern Munich Thomas Mueller dengan klub raksasa Spanyol Barcelona. Tersanjung dengan rumor itu, Mueller tetap menegaskan sama sekali tak pernah berniat meninggalkan Bayern. Spekulasi tersebut salah satunya muncul karena pemain internasional Jerman berusia 24 tahun itu disebutsebut sempat terlihat menyambangi kota Barcelona. Namun, Mueller dengan tegas menepis rumor tersebut. “Saya tak menghubungi siapapun di Barcelona,” kata Muller seperti dilansir Sky Sport. “Saya tak perlu merasa malu dikait-kaitkan dengan klub seperti Barcelona, tapi memang tidak ada apa-apa antara saya dan klub itu.”. (fem/ krs)

Mario Balotelli

Gareth Bale

Pedrosa Sesalkan Performanya

Dihubungkan dengan Barca

Jangan Jual Balotelli MILAN,RP - Setelah mengungkapkan peluang bahwa Balotelli tak akan mengakhiri karier di Italia pekan lalu, Raiola kembali membuat pernyataan mengejutkan. Dia menyebutkan kans bahwa Balotelli untuk kembali bereuni dengan Jose Mourinho di Chelsea. Sebelumnya, Balotelli dan Mourinho pernah bekerja sama di Inter Milan. Kala itu, keduanya mampu membawa sukses

besar dengan mengantarkan Inter meraih treble di musim 2009/2010. Meski keduanya telah lama pisah sejak Balotelli hijrah ke Manchester City di awal musim 2010/2011, Raiola menyebutkan keduanya masih berhubungan baik. Oleh karena itu, dia membuka peluang Balotelli

untuk bereuni dengan Mourinho di Chelsea. Menanggapi spekulasi itu, eks pemain Milan Demetrio Albertini meminta klub asal kota mode itu agar tak membiarkan Balotelli pergi. “Kalau saya direktur Milan yang merekrutnya, maka saya akan menggengamnya dengan kuat. Saya tak akan menjualnya,” kata

Albertini seperti kepada Uno Mattina yang dilansir Football Italia. “Mario merupakan sebuah kepribadian. Dia merupakan talenta yang hebat, tapi dia mengisi halaman depan sebab hal-hal yang negatif. “Balotelli hanya hanya butuh di diberi waktu untuk sendiri, dan dia perlu untuk belajar untuk percaya hanya orang-orang itu yang mencintainya,” ungkapnya.(cas/mfi)

23 Pemain Kandidat Peraih FIFA Ballon d’Or 2013

ZURICH,RP - Badan Sepakbola Dunia (FIFA) dan France Football telah mengeluarkan daftar calon peraih penghargaan FIFA Ballon d’Or. Dari 23 nama, Bayern Munich yang terbanyak menempatkan pemainnya. Bayern sebagai klub tersuk-

ses di sepanjang musim lalu dengan meraih Treble gelar ‘mengirim’ enam pemainnya. Termasuk winger Prancis Franck Ribery yang sebelumnya telah memenangi penghargaan pemain terbaik di Eropa. Ribery diyakini akan bersaing ketat dengan dua

pemenang sebelumnya yaitu bomber Barcelona Lionel Messi dan pemain bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo. Robin van Persie, Yaya Toure menjadi pemain Liga Primer yang kembali masuk daftar. (rin/ cas)

“Dari tim Indonesia semua pemainnya sangat berbahaya. Tapi bagi kami Andik yang paling berbahaya. Jadi kami harus berhati-hati terhadap dia,” timpal Nicolaus Suarez.”Kami sudah sering bertemu dan kami tahu dengan Andik dan pemain yang lainlainnya. (Sebelumnya) kami pernah bertemu di Riau,” imbuh Suarez. (rin/cas)

JAKARTA,RP - Bagi tim Timor Leste U-23, Indonesia memiliki tim yang kuat. Namun siapa pemain ‘Garuda Muda’ yang paling diwaspadai Timor Leste? Mereka menjawab Andik Vermansah. Timor Leste akan menjajal kekuatan Indonesia dalam pertandingan uji coba dalam persiapan SEA Games 2013 yang digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta pada Rabu (30/10) malam WIB. Sebelum ini, kedua tim pernah bertemu di babak penyisihan Piala AFC 2012 di Riau. Ketika

Indrayadi Didepak, Ponaryo Dikaji Ulang PALEMBANG, RP - Perombakan di skuad Sriwijaya FC untuk musim depan nampaknya tak hanya terjadi para pemain nampaknya jajaran manajemen juga akan merombak jajaran kepelatih laskar wong kito untuk musim depan. Terbaru jajaran manajemen tidak akan lagi menggunakan jasa pelatih Kiper Indrayadi disamping kontraknya telah habis bersama SFC terhitung sejak awal Oktober lalu serta dimusim depan tak diperpanjang. Robert Heri manajer Sriwijaya mengatakan tak diperpanjang kontraknya pelatih kiper Indrayadi setelah jajaran manajemen menggelar rapat kecil setelah diputuskan untuk menghadapi kompetisi Indonesia Super League (ISL) 20132014 tak akan menggunakan jasa Indrayadi lantaran ingin dilakukan penyegaran agar tim tetap solid bukan lantaran pelepasan Indrayadi disebabkan karena aksi mogok

pada akhir musim lalu “Selain itu Head Coach juga tidak memasukan nama Indarayadi untuk skema musim depan, sehingga kita akan mencari pelatih kiper baru,”kata Robert , Selasa (29/10). Menurutnya, sebagai kebutuhan tim tentu saja pihaknya akan segera mencarikan sosok pengganti untuk menempati posisi pelatih kiper itu. Tentu saja pemilihannya tidak bisa dilakukan dalam waktu cepat sebab dia juga butuh masukan dari jajaran manajer lain terutama Head Coach Subangkit. Saat ini SFC baru mengamankan pelatih fisik yakni Andre Ricard, yang memang masuk dalam rekomendasi Subangkit. “Kita masih minta masukan dari beberapa pihak, jadi belum ada nama-nama yang kita incar,” katanya. Terpisah, Indrayadi menyatakan baru mengetahui kabar pelepasannya itu dari wartawan Sebab, selama ini dia tidak pernah

Inspirasi Bisnis Masyarakat Sumsel

mendapatkan kabar langsung dari manajemen SFC, terkait nasibnya musim depan. Sementara itu, Manajer Robert Heri memikir ulang untuk menggunakan jasa sang kapten pasalnya dinilai Robert nilai kontrak Ponaryo yang terbilang tinggi juga dirinya tak hadir dalam rapat yang digelar jajaran manajemen beberapa waktu lalu. Menurut Robert Heri, Ponaryo untuk berkostum Sriwijaya FC di musim depan meminta kenaikan kontrak yang sangat signifikan dan bahkan nilai kontraknya lebih besar dari musim lalu sehingga kapten Sriwijaya FC tersebut menjadi pemain dengan gaji termahal dibandingkan pemain SFC lainnya untuk musim depan. Santer terdengar bila musim sebelumnya Popon dikontrak 1,1 miliar musim mendatang sang pemain meminta kontrak sebesar 1,2 miliar. (ben) klik...........www.radarpalembang.biz


Jl. Melati I No. 31 Perumnas, Palembang Telp. 0711 - 817446 l Jl. MP. Mangkunegara Villa Kenten No. 1 Telp. 0711 - 8647489

7

RADAR PALEMBANG, RABU 30 OKTOBER 2013

MARI UJI KEMAMPUAN (MUK) Untuk SD Kelas 6 A. Mata Pelajaran Kompetensi dasar Disusun oleh

berkarat dibandingkan mobil!

4. : Matematika : Luas bangun ruang : Rudina Purba

1.

Sebuah balok diketahui panjang 12 cm, lebar 8 cm dan tinggi 15 cm maka: a. Luas balok tersebut adalah ... b. Volume balok tersebut adalah ...

2.

Panjang sisi sebuah kubus 18 cm, berapakah luas dan volume kubus itu ?

Faktor-faktor apakah yang dapat mempercepat perkaratan?

C.

Mata Pelajaran Kompetensi dasar

Disusun oleh

3. Jika PQ = 25 cm QR = 16 cm dan T = 27 cm. Maka volume bangun diatas adalah ......... 5.

Diameter sebuah tabung 20 cm, jika volume 1884 cm3, maka berapa cm tinggi tabung itu ?

B.

Mata Pelajaran

1.

2. Kompetensi dasar Disusun oleh

: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) : Perkaratan : Rina A. Sitohang 3.

1.

Dari bangun di samping diketahui h = 20 cm dan r = 14 cm, maka a. berapa luas tabung itu ? b. carilah volume tabung tersebut ?

Mengapa pagar besi perlu dicat?

2.

Apa yang dimaksud dengan perkaratan?

3.

Jelaskan kerugian yang disebabkan perkaratan logam?

4.

Jelaskan mengapa kapal laut menjadi lebih cepat

1807 was the first scientific agency in this country.

5.

4.

5.

Formulir Siswa

: Bahasa Inggris : Bercakap-cakap untuk menyertai tindakan secara berterima yang melibatkan tindak tutur: memberi contoh melakukan sesuatu, memberi aba-aba, dan memberi petunjuk. : Octavianus JM

Identify the noun(s) in the following sentence: Sara ordered a delicious burrito with red salsa and guacamole. Identify the adjective(s) in the following sentence: Surprised and excited, Vanessa screamed with happiness when she found her dog.

Nama

: .........................................

Sekolah

: .........................................

Kelas

: .........................................

Alamat

: ......................................... .........................................

Dapatkan bingkisan menarik dari Alfamart. Kirim jawaban Rubrik BIMBEL ke kantor Harian Bisnis Radar Palembang.

Identify the adjective in the following sentence: The police gave Tom a citation for his brave rescue. Put commas correctly in this sentence John Keats the great English Romantic poet said that “a thing of beauty is a joy forever.” Which sentence uses commas correctly? The ,U. S. Coast Survey, which was established in

PEMBAHASAN MINGGU LALU Untuk SD Kelas 6 A. Mata Pelajaran Kompetensi dasar Disusun oleh 1.

: Matematika : Luas gabungan bangun datar : Rudina Purba

Luas bangun persegi panjang = 20 cm x 20 cm = 400 cm2 Jadi luas bangun diatas adalah 700 cm2

Jadi luas bangun diatas adalah: 3200 cm2 - 800 cm2 = 2400 cm2 3.

Dari bangun di bawah adalah 2 bangun yaitu ..... a. bangun 1 adalah persegi panjang b. bangun 2 adalah setengah lingkaran

5.

atau terlalu panas. 4.

Pelapukan biologis disebabkan oleh.... Jawab : Pelapukan biologis disebabkan kegiatan yang dilakukan oleh organisme atau jasad renik lain. Organisme tersebut misalnya rayap, sedangkan jasad renik adalah makhluk hidup yang berukuran mikroskopis seperti jamur atau bakteri.

5.

Pelapukan biologis terutama akan terjadi di daerah yang.... Jawab : Daerah yang lembab mengakibatkan kemungkinan terjadinya pelapukan biologis lebih besar. Hal tersebut terjadi karena daerah lembab mudah menumbuhkan lumut dan jamur yang merupakan penyebab utama pelapukan biologis.

C.

Mata Pelajaran Kompetensi dasar

a. Bangun di bawah adalah bangun jajar genjang b. Luas bangun di bawah adalah

Carilah luas gabungan di bawah ini ! Luas jajar genjang = 2 x 50 cm x 20 cm = 2000 cm2

Luas bangun 1 dan bangun 2 adalah • Luas bangun 1 = 42 cm x 60 cm = 2520 cm2 Luas bangun 2 = ½ x 3,14 x 21 x 21 = 692,37 • cm2

a. Bangun diatas adalah terdiri dari 3 bangun. b. Luas bangun tersebut adalah ........... Bangun 1 dan 2 = 20 cm x 35 cm = 700 cm2 Bangun 3 = 20 cm x 15 cm = 300 cm2 Jadi luas gabungan bangun di atas adalah 1000 cm2. 2.

4.

B.

Disusun oleh

Carilah luas bangun di bawah ini !

Bangun 3

= ½ x (40 cm + 40 cm) x 20 cm = 800 cm2 = 80 cm x 40 cm= 3200 cm2

Jawab: Luas bangun segitiga = 40 cm x 15 cm / 2 = • 300 cm2

: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) : Memahami saling hubungan antara suhu, sifat hantaran dan kegunaan benda : Rina A. Sitohang

1.

Apa saja jenis binatang yang dapat melakukan pelapukan biologis? Jawab: Cacing tanah, serangga, micro organism laut, jamur, bakteri, dan lumut.

2.

Sebutkan dua contoh pelapukan biologis ! Jawab : - Lumut menghancurkan batuan - Akar Pohon yang menghancurkan batuan

3.

Bangun 1 dan 2

Mata Pelajaran Kompetensi dasar

Maka luas bangun 1 dan bangun 2 adalah 1827,63 cm2 Berapa luas bangun di bawah ini ?

Jelaskan cara mencegah timbulnya jamur atau bakteri pada makanan dengan suhu yang ekstrim! Mengapa demikian? Jawab : Pemberian suhu ekstrim pada makanan maksudnya adalah pemanasan atau dimasukkan ke dalam kulkas. Bakteri dan jamur kebanyakan tidak dapat hidup pada suhu yang terlalu dingin

Disusun oleh

My School This is my school. The headmaster is in the office. There is a library near a classroom; my school has a schoolyard and a toilet.There is a flag in the yard. There is a teacher in front of the classroom and there are students in the garden. 1.

Where is the headmaster? He is in the office (kalimat kedua)

2.

There is a library near a classroom. (kalimat ketiga)

3.

My school has schoolyard and toilet.

4.

Who is in front of classroom? He is a teacher

5.

It is a sunny (weather)

Ini Negara ‘Dimata-matai’ AS Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta, Indonesia, disebut sebagai salah satu dari 90 pos yang memiliki fasilitas penyadapan intelijen Amerika di seluruh dunia. JAKARTA, RP – Ini terungkap dalam salah satu dokumen yang dibocorkan Edward Snowden dan diungkapkan oleh harian Australia, Sydney Morning Herald (SMH). Kabar itu membuat pemerintah Indonesia berencana memanggil perwakilan Kedutaan Besar AS di Jakarta. Dalam laporannya, Selasa 29 Oktober 2013, SMH menampilkan sebuah peta yang mendaftar 90 fasilitas pemantauan elektronik (electronic surveillance facility) yang tersebar di beberapa Kedubes AS di kota-kota penjuru dunia, termasuk di Asia Timur dan Tenggara. Salah satu kota yang menjadi lokasi Kedubes AS dalam peta tertanggal 13 Agustus 2010 itu adalah Jakarta. Kota-kota lainnya adalah Kuala Lumpur, Bangkok, Phnom Penh dan Yangon. Peta serupa sebelumnya juga dipublikasikan oleh Majalah Jerman, Der Spiegel, pada Selasa lalu. Dalam informasi Der Spiegel, disebut bahwa CIA dan NSA yang membentuk ‘Badan Pengumpulan Khusus’, memiliki 90 fasilitas pe-nyadapan. Sebanyak 74 di antaranya merupakan fasilitas berawak sementara 14 lainnya dioperasikan dari jauh. Mereka turut mendirikan dua pusat teknisi pendukung. Menurut informasi SMH, Kedubes AS di Bangkok termasuk ke dalam tim pendukung teknis dan beroperasi dari jarak jauh. Mereka beroperasi dari fasilitas serupa di Konsulat AS di ibukota Chiang Mai. Sementara di kawasan Asia Timur, operasi SCS dipusatkan di China dengan fasilitas tersebut ditempatkan di Kedubes AS di Beijing dan Konsulat di Shanghai dan Chengdu, ibukota Provinsi Sichuan di barat daya Negeri Tirai Bambu. Fasilitas pemantauan lainnya berlokasi di kantor diplomatik AS yang Inspirasi Bisnis Masyarakat Sumsel

FOTO: NET

tidak diketahui lokasinya di Taipei. Di kawasan Asia Selatan, Ada delapan fasilitas semacam itu. Mereka berada di Kedubes AS di kota New Delhi, India dan Islamabad, Pakistan. Untuk kawasan Timur Tengah dan Afrika Utara, hanya dijangkau oleh fasilitas pemantau namun tidak berfungsi selama 24 jam. Sementara untuk kawasan Sub Sahara, Afrika, terdapat sembilan fasilitas penyadapan. Di Benua Eropa, lokasi peny-

: Bahasa Inggris : Bercakap-cakap untuk menyertai tindakan secara berterima yang melibatkan tindak tutur: memberi contoh melakukan sesuatu, memberi aba-aba, dan memberi petunjuk. : Octavianus JM

adapan SCS sudah kadung bocor lebih dulu di harian Jerman, Bild am Sonntag pada pekan ini. Mereka tersebar di kota Berlin, Paris, Roma, Madrid, Athena, Praha, Jenewa, Wina, Kiev dan Moskow. Sementara 16 fasilitas serupa juga terdapat di kawasan Amerika Latin. Fasilitas itu tersebar di Mexico City, Panama, Caracas, Bogota, La Paz, Brasilia dan Havana. AS memang diketahui tidak memiliki hubungan diplomatik dengan Kuba. Namun,

mereka mengakalinya dengan membangun fasilitas penyadapan di Kedubes Swiss yang berlokasi di Havana. Australia Tahu Der Spiegel menyebut bahwa dokumen yang diperoleh Der Spiegel dan SMH seharusnya hanya diperuntukkan bagi lima mitra intelijen Negeri Paman Sam saja. Salah satu mitra yang disebut termasuk Australia. AS tidak membuat fasilitas serupa di beberapa negara sekutu terdekatnya seperti Inggris, Australia, Selandia Baru, Jepang dan Singapura. Australia sebagai negara tetangga yang dekat dengan Indonesia bahkan disebut mengetahui soal adanya fasilitas ini. Sementara menurut laporan Fairfax Media Agustus lalu, Badan Intelijen Singapura secara terang-terangan bermitra dengan Direktorat Sinyal Pertahanan Australia. Mereka melakukan operasi penyadapan melalui kabel telekomunikasi fiber yang menghubungkan Asia, Timur Tengah dan Eropa. Kendati tidak memiliki fasilitas penyadapan di Inggris, namun AS diketahui mempunyai fasilitas teknis pendukung di markas Tentara AU Kerajaan di Croughton, Northamptonshire. Dengan adanya laporan soal pemetaan tersebut menegaskan jangkauan global operasi intelijen yang dilakukan AS. Menlu RI Panggil Kuasa Usaha AS Menanggapi pemberitaan ini, Menteri Luar Negeri RI Marty Natalegawa mengatakan akan memanggil Kuasa Usaha AS untuk Indonesia, Kristen Bauer. Menurutnya, apabila aksi spionase itu terbukti benar, maka perbuatan itu tidak dapat dibenarkan dan dianggap melanggar rasa saling percaya yang dimiliki kedua negara. “Kami ingin memastikan terlebih dahulu soal adanya laporan bahwa fasilitas semacam itu memang benar adanya. Apabila terbukti, maka kami akan menyampaikan nota protes keras,” ungkap Marty saat ditemui di Kementerian Luar Negeri usai pertemuan bilateral dengan Menlu Kosta Rika, Jose Enrique Castillo Barrantes di Jakarta. Namun, hingga kini Marty mengaku belum memiliki kesempatan secara langsung untuk mengonfirmasi hal tersebut kepada perwakilan AS di Jakarta. (ren/vv) klik...........www.radarpalembang.biz


8 PALEMBANG RAYA

RADAR PALEMBANG, RABU 30 OKTOBER 2013

ADVOKAT SPESIALIS MINIM PALEMBANG, RP - Berdasarkan data yang dimiliki oleh Perhimpunan advokat Indonesia (Peradi), dari 30 ribu orang advokat yang ada di Indonesia, tidak lebih dari 5% nyamempunyai spesialisasi atau kualifikasi spesifik khusus dalam menyelesaikan perkara. Hal ini diungkap langsung oleh Hasanudin Nasution selaku Sekjen Peradi kemarin. “Dari 30.000 advokat yang ada di Indonesia saat ini, baru 5% nya yang memiliki keahlian khusus, Agar kualitas advokat kita terus meningkat, maka saat ini terdapat program pendidikan berkelanjutan yang diterapkan. Salah satunya transfer ilmu pengetahuan dari advokat asing yang bekerja di Indonesia,” ujarnya. Hasanudin menambahkan, spesialisasi ini sangat perlu untuk dilakukan mengingat tahun 2015 mendatang akan ada AFTA yang membuat keterbukaan akses perdagangan serta jasa yang lebih luas. “Jadi kualitasnya harus ditingkatkan, jika sebelumnya advokat hanya bersifat umum. Maka, kedepannya penanganan harus lebih khusus lagi,” ujarnya kemarin. Salah satu cara yang kini ditempuh oleh pihaknya adalah untuk meningkatkan kualitas advokat lokal dan juga menyerap

ilmu pengetahuan dari advokat asing antara lain melalui seminar yang dilakukan seperti ini. “Selain bermitra kerja langsung, hal ini juga menjadi salah cara kita transfer ilmu melalui seminar seperti ini.”bebernya. Untuk saat ini, pemanfaatan advokat asing dalam transfer ilmu pengetahuan ini merupakan salah satu dari amanat UndangUndang Nomor 18 tahun 2003 tentang advokat. “Transfer ilmu pengetahuan ini merupakan salah satu pengabdian advokat asing yang bekerja di Indonesia.

Jadi harus kita manfaatkan,” katanya. Sementara itu, Ketua DPC Peradi Palembang, Bambang Hariyanto SH, mengatakan, spesialisasi ini bertujuan untuk memfasilitasi banyaknya investor asing yang masuk ke Indonesia untuk menanamkan modal. “Sebagai advokat, kita harus memberikan informasi yang benar dan lengkap kepada para investor.” terangnya. Untuk saat ini, lanjut Bambang, hampir sebagin besar investor asing di Sumsel telah

menggunakan jasa advokat local (Sumsel) dalam mengatasi permasalahan yang terjadi, “Advokat local sangat diperlukan jika perusahaan asing ingin menanamkan modal atau mendapat permasalahan. Jadi, kita harus tingkatkan kualitas agar dapat bersaing,” ungkapnya. Salah satu advokat spesialis bidang persoalan pertambangan, minyak, dan gas bumi, Advokat Susandarini SH menambahkan, selama ini yang dihadapi oleh para investor saat hendak menanamkan modal adalah informasi yang tidak lengkap serta adanya sengketa lahan. “Dalam prakteknya investor kesulitan mencari advokat di daerah untuk melakukan transaksi. Persoalan transaksi ini banyak aspek yang harus diselesaikan, salah satunya aspek hukum, seperti mengenai lahan,” jelasnya. Oleh karena itu dirinya berharap agar advokat memberikan pelayanan terbaik untuk menarik para investor. “Sebagai advokat yang bermitra dengan investor asing, kita jangan hanya mendapatkan laporan dari dokumentasi tetapi juga harus melakukan pemeriksaan secara langsung di lapangan, tujuannya untuk mencari tahu penyebab permasalahan,” pungkasnya. (alk)

Wajah Baru Ramaikan Pemkot

lum terekspos secara maksimal. Nah, dengan penambahan tenaga lebih diharapkan agar disosialisasikan lebih intens. “Nanti apa seluruh kegiatan akan di publikasikan selain melalui web juga jejaring sosial,” ucapnya. Sementara itu, Kepala Dinas Kepegawaian Daerah (BKD), Kurniawan mengatakan, sejauh ini pihaknya belum melakukan penambahan tenaga honorer dilingkungan Pemkot Palembang. “Kita masih melihat kebutuhan, jika memang kebutuhan mendesak akan kita tambah. Karena itu, saat ini kami masih melakukan analisasi jabatan (anjab)” kata Kurniawan, pihaknya hanya mengetahui untuk tindak lanjutnya kembali ke SKPD masingmasing. Namun diakui Kurniawan, untuk beberapa bagian di Sekda Kota Palembang seperti humas ada beberapa penambahan tenaga empat sampai lima orang. “Memang ada, namun jumlahnya tidak banyak, Mereka bukan tenaga honorer, tapi tenaga kontrak. Karena tidak ada lagi kenaga honorer sejak dikeluar-

kan moratorium pegawai,” tegas dia sembari mengaku sejauh ini belum ada laporan ke pihaknya untuk penambahan tenaga. Terkait gaji, lanjut Kurniawan, dikembalikan kepada SKPD masing-masing. Namun biasa nya dibayar per kegiatan. Nah, tenaga kontrak ini setiap tahun kinerjanya direvisi oleh SKPD masing, jika memang tidak dibutuhkan atau dinilai malas-malasan lebih baik di putus kontraknya. “Mereka (tenaga kontrak, red) itu diputus karena kinerjanya tidak baik dan digantikan oleh orang lain,” ucapnya. Hingga sekarang jumlah honorer yang dipangkas sekitar 28 orang dan belum ada penambahan. Ditambahkan Kurniawan, untuk penambahan usulan tenaga horerer yang dipangkas ada. Namun pihaknya belum memutuskan kontraknya karena masih dikaji dan dilakukan anjab. “Sudah ada beberapa SKPD yang mengajukan usul untuk pemutusan kontrak kerja dan saat ini masih kami kaji,” pungkasnya. (tma)

PALEMBANG, RS – Usai mengefisiensikan puluhan kontrak kerja para pegawai honorer dilingkungan Pemkot dalam rangka untuk menekan anggaran beberpa waktu lalu. kini suasana Pemkot Palembang diwarnai dan diisi wajah baru. Pantauan koran ini, banyak terdapat pegawai baru, seperti Bagian Humas dan Protokol ada sekitar lima sampai tujuh orang yakni mengisi bagian sosial media (Sosmed). Kemudian, satuan polisi pamong praja (Satpol PP), dinas pendapatan daerah (Dispenda), Dinas Tata Kota dan satker lainnya pun diisi wajah baru. Padahal sebelumnya pemutusan hubungan kerja puluhan tenaga honorer tersebut untuk menghemat anggaran. Kondisi

FOTO: SALAMUN

MODAL ASING: Seminar dan Workshop

penanaman modal asing dalam bidang pertambangan dan minyak bumi yang digelar oleh kantor hukum Susandarini and patner.

ini berbanding terbalik jika untuk menghemat anggaran karena Pemkot terus menambah pegawai di beberapa Satker. Kepala Bagian Humas dan Protokol Kota Palembang, Yan Sabar Sihotang mengatakan, memang bagian yang komandoinya melakukan penambahan tenaga. Hal tersebut karena semakin banyak nya tugas yang di emban. Selain itu, untuk memaksimalkan kinerja dan aktifitas. “Bagian kami memang butuh banyak tenaga, karena tidak hanya untuk mengikuti jadwal Walikota saja, tapi juga Wawako, Sekda dan beberapa agenda lainnya yang memang butuh di sosialisasikan pada masyarakat,” kata dia. Dijelaskan, selama ini kegiatan dan aktifitas di Pemkot be-

Inspirasi Bisnis Masyarakat Sumsel

Usulkan Empat Unit Mobil Baru PALEMBANG, RP - Badan Penanggulangan Bencana dan Pemadam Kebaran (BPBPK) Palembang mengusulkan penambahan empat unit armada baru tahun depan. Hal ini dilakukan karena kota Palembang se-

Empat unit mobil baru yang diusulkan ditaksirkan menghabiskan anggaran Rp 6 miliar. bagai kota metropolis butuh lebih banyak armada untuk mengamankan kalau ada bahaya kebakaran dan bencana lainnya. “Kita usulkan empat mobil baru tahun pada APBD 2014 nanti dan sudah kita rancang sejak sekarang alokasinya,” kata Edison, Kapala BPB-PK Palembang. Dikatakanya, 16 armada mobil yang ada saat ini masih belum sesuai dengan kebutuhan kota Palembang dan juga kepadatan penduduknya. Adanya armada baru diharapkan bisa lebih mempermudah tugas BPB-PK menanggulangi bencana. Empat unit mobil baru yang diusulkan ditaksirkan menghabiskan anggaran Rp 6 miliar.

Alokasinya yakni dua mobil pemadam dan dua mobil tangker sehingga jumlah seimbang antara mobil pemadam dan mobil pemasok air. “Idealnya Palembang butuh 25 unit mobil tapi kita baru ada 16 unit sehingga kita usulkan pengadaan baru dan memaksimalkan unit yang telah ada,” terangnya. Pengadaan terakhir dilakukan pada 2007 lalu dan jumlah semua unit mobil yang ada masih belum maksimal dan jauh dari ideal. Selain penambahan armada baru pihaknya juga bakal melakukan peremajaan selang. Saat ini, sambung Edison, sejumlah selang pemadam kondisinya banyak bocor ataupun rapuh karena sering terkena gesekan dilapangan baik kena api maupun terkena paku saat proses pemadaman berlangsung. 40 unit selang baru dengan panjang masing-masing 20 meter ini bakal dimintakan bantuan pada Badan Penanggulan bencana nasional agar kinerja petugas pemadam maksimal. “Menambah kecapakan petugas, kami juga akan melakukan pelatihan ketangkasan rutin agar bisa menangani kebakaran lebih cepat dan menekan angka kecelakaan kerja,” pungkas dia. (tma)

2 Fraksi DPR RI Walkout Kepala Daerah tak Datang Rapat Bahas UU Rombongan Tim Komisi VII DPR RI yang berkeinginan membahas Rancangan Undang-Undang (RUU) Migas dan Rancangan Undang-Undang Panas Bumi tidak mampu menutupi rasa kesalnya, pasalnya rapat ini tidak dihadiri oleh kepala daerah yang memiliki potensi tersebut. PALEMBANG, RP - “Kalau mereka tidak hadir bagaimana akan diteruskan. Kita butuh datadata dan kalau bisa menemui keputusan. Seperti yang diketahui bahwa Sumsel Lumbung energi tapi itu kata siapa mengingat yang dibutuhkan itu adalah data-data bukan hanya sekedar omongan semata.” ujar Nazarudin Kiemas Ketua Komisi 7 DPR RI saat diwawancara di kantor Gubernur kemarin. Nazarudin menegaskan, pihaknya memerlukan kehadiran kepala daerah karena pihaknya ingin mengetahui secara ,langsung keluhan daerah tersebut agar Tahu apa yang harus benahi. “Menge-

FOTO: DOK

Mukti Sulaiman

nai kesadarannya memang ini urusan pemerintah daerah untuk mengkoordinir,” cetusnya. Senada juga diungkapkan oleh, Asmin Amin anggota DPR RI Komisi VII dari Farksi PKS mengatakan, yang hadir pada rapat tersebut berjumlah 18 orang dari semua fraksi di Komisi VII DPR RI. Dirinya menegaskan status Sumsel sebagai lumbung energi inilah yang membuat pihaknya menanggapi ini sangat penting. “Gubernurnya tidak ada, Bupati dan Walikota di wakili, sedangkan yang hadir di sini itu dari SKK Migas, dari lingkungan hidup dan mereka itu kelasnya deputi. Melihat faktanya begini, teman-teman pada banyak yang keluar antara lainnya Fraksi Gerindra, dan Fraksi Demokrat meski rapat sedang berlangsung karena tentu tidak akan menemui keputusan,” cetusnya. Untuk itu pihaknya meminta data tertulis, karena menurutnya jika pun hadir itu tidak efektif lagi, “kedatangan kami harusnya menemui suatu keputusan dan menyelesaikan masalah antara

lainya seperti fakta tentang pencurian minyak, mungkin ada solusi, namun kepala daerah tidak ada, Gubernur dan bupatinya tidak ada tentu ini tidak efektif,” sesalnya. Disinggung ketidak hadiran gubernur karena rapat dengan Presiden, “Gubernur tidak hadir karena rapat Koordinasi dengan Presiden mungkin bisa dimaklumi, namun kepala daerah lain di Sumsel semuanya tidak ada yang hadir.,” bebernya. Terkait hal ini, Plt Sekda Sumsel, Mukti Sulaiman mengatakan bahwa pihaknya sudah memberikan data yang diperlukan secara tertulis. “Masukan ini sudah kita sampaikan secara tertulis, artinya sudah kita mintakan dari dinas pertambangan dan SKPD lain yang dikompilasi dan diserahkan,” katanya. Terkait ketidak hadiran kepala daerah setingkat bupati, dirinya coba untuk memaklumi. “Kita maklumi bahwa bupati dan walikota ini menghadirkannya tidak mudah karena dia sendiri mungkin punya agenda lain terlebih menyangkut APBD atau dipanggil ke pusat,” imbuhnya. Dirinya tidak menapik, seharusnya Bupati dan Walikota juga turut serta berdiskusi ini secara langsung, namun dengan ketidakhadiran pihak-pihak terkait tersebut, bukan berarti pemerintah daerah tidak serius membahas ini. Karena yang terpenting itu adalah substansinya materi yang menjadi pokok bahasan. “Jadi mungkin nanti ada perubahan besar mengenai eksporasi dan penelitian yang turun dari pusat. Nanti ada SK eksplorasi yang dilanjutkan dengan eksploitasi yang turun kebawah. Terkait rapat yang sempat tertunda akibat ketidakhadiran pihak-pihak terkait tersebut akan ada bahasan lanjutan,” pungkasnya. (alk)

klik...........www.radarpalembang.biz


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.