Epaper Edisi 10 Februari 2023 | RADAR BOGOR DIGITAL

Page 1

Diguncang 1.072 Kali Gempa

Empat Warga Meninggal

Gempa Turki

Gempa pertama 7,8 magnitudo terjadi 6 Februari pukul 04.17 di sebelah barat Gaziantep dengan kedalaman 17,9 kilometer di atas permukaan tanah.

Gempa kedua 7,5 magnitudo terjadi sekitar pukul 13.30.

Terjadi 243 gempa susulan. Sekitar 100 di antaranya 4–5 magnitudo.

11.342 gedung di Turki dilaporkan ambruk.

Sebanyak empat orang meninggal dunia akibat terdampak gempa bumi magnitudo 5,2 yang mengguncang Kota Jayapura, Papua pada Kamis (9/2) pukul 13.28 WIB. Gempa bumi yang mengguncang Kota Jayapura tersebut merupakan jenis gempa bumi dangkal. Yakni terjadi di darat dengan kedalaman 10 Km.

DIGUNCANG Baca Hal 9

Kerusakan parah juga terjadi di wilayah Syria yang berbatasan dengan Turki. Getaran gempa terasa hingga ke Siprus dan Israel.

Hingga kemarin (8/2) total korban tewas 16 ribu dengan perincian 12.873 di Turki dan 3.162 di Syria.

Lebih dari 8 ribu orang berhasil dikeluarkan dari reruntuhan.

Salam Baru

KALIMAT penutup salam ala NU itu memang sulit diucapkan. Pun oleh tokoh Banser seperti Erick Thohir yang menteri BUMN. Seperti yang

SALAM Baca Hal 10

Ombudsman:

Kemenkes dan BPOM

Lakukan Maladministrasi

JAKARTA – Kementerian Kesehatan menyebut satu anak yang sebelumnya diduga gangguan ginjal akut progresif atipikal (GGAPA) atau acute kidney injury (AKI) dinyatakan negatif. Sementara satu anak lagi yang meninggal karena GGAPA dan dicurigai sumber keracunan etilena glikol (EG) tidak dari obat sirop.

Pada pekan lalu, dihebohkan dua anak di DKI

Jakarta meninggal dan dirawat dengan dugaan

GGAPA. Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan

Publik Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi

SELAMAT: Petugas penyelamat berhasil mengevakuasi Melda (16), korban selamat dari reruntuhan gedung di Hatay, Turki, Kamis (9/2). melda terjebak dalam reruntuhan bangunan selama tiga hari.

Kirim Tim Medis hingga Anjing Pelacak

INDEKS

‘TITIPAN’ DEWAN DI OPEN BIDDING

Baca Metropolis Hal 12

JAKARTA–Mabes TNI memastikan bahwa dua pesawat TNI AU bakal bertolak ke Turki dan Suriah hari ini (10/2). Keduanya akan membawa tim advance dari Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (BNPP) atau Basarnas.

KIRIM Baca Hal 9

Kita sih secara terbuka bersedia saja me-release pekerjaan itu karena itu rumit. Cuma kan itu prasyarat yang ditetapkan Kemenag untuk jadi part kerjaan kita,”

Direktur Layanan dan Niaga Garuda Indonesia Ade R. Susardi

Gempa Papua

Gempa berkekuatan magnitudo 5,4 terjadi di Papua, Kamis (9/2/2023) dengan episentrum berada di darat sekitar 9 kilometer barat daya Jayapura.

Hiposentrum atau kedalaman gempa itu ada di 10 kilometer di bawah permukaan bumi. Gempa itu terjadi pada pukul 13.28 WIB.

4 orang dinyatakan meninggal dunia

Berdasar hasil pengamatan BMKG sejak 2 Januari 2023 hingga 9 Februari 2023 pukul 14:00 WIB telah terjadi gempa bumi di wilayah sekitar Kota Jayapura sebanyak 1.072 kali.

Tidak Perlu Urusi Koper dan Tas Paspor Jemaah

Megawati Hangestri Pertiwi, Bintang Voli Putri Indonesia, Memburu Impian Main di Eropa

Tiap Kali Down, Selalu Ingat Orang Tua untuk Balikkan Semangat

Diperebutkan dua klub besar di usia 14 tahun dan masuk timnas tiga tahun berselang, Megawati Hangestri Pertiwi melengkapinya dengan sederet gelar bersama klub serta individu. Kalau bisa ke Eropa, dia ingin menjajal Liga Turki dulu.

Jumat 10 februari 2023 19 rajab 1444 H SUBUH 04.39 DZUHUR 12.11 ASHAR 15.26 MAGRIB 18.25 ISYA 19.32 BUAH KERJA KERAS: Megawati Hangestri Pertiwi saat membela Jakarta Pertamina Fastron di putaran kedua Proliga 2023 di GOR Tri Dharma, Gresik (4/2).
oleh Dahlan Iskan
RIZKA PERDANA PUTRA TIAP KALI Baca Hal 9 TIDAK PERLU Baca Hal 9 Setelah gempa dahsyat terjadi di Turki, alarm kewaspadaan pun berbunyi untuk negara-negara di Timur Tengah. Gempa di Turki mungkin hanya awal dari rentetan gempa lainnya dengan kekuatan kurang lebih serupa. Prediksi tersebut diungkapkan Yagi Yoji, pakar patahan dan profesor seismologi di University of Tsukuba, Jepang.
HANCUR: Cirita Cafe di Papua langsung ambruk ke laut usai goncangan gempa dengan magnitudo 5,4, Kamis (9/2) sore. Empat pengunjung meninggal dunia.
JAKARTA–Pembahasan biaya haji dibahas secara maraton di Komisi VIII DPR. Rapat kemarin (9/2) giliran mengundang maskapai Garuda Indonesia dan Saudia Airlines.
OMBUDSMAN Baca Hal 10

Mentan SYL Jamin Stok Beras Aman

JAKARTA – Direktur Utama

Food Station Tjipinang Jaya,

Pamrihadi Wiraryo menyampaikan bahwa kebutuhan beras

untuk wilayah DKI Jakarta dalam

kondisi aman dan melimpah.

Kepastian ini disampaikan

Pamrihadi usai menerima

limpahan beras dari Sumatera

Selatan sebanyak 494.

Menurut dia, beras sebanyak

itu masih akan bertambah

seiring panen raya di sejumlah

sentra terus berlangsung.

Sebagai gambaran, total beras yang dibutuhkan masyarakat

Jakarta mencapai 30 ribu ton.

Sedangkan beras sementara yang tersedia saat ini baru 15 ribu ton.

”Yang masuk saat ini kurang lebih 494 ton atau 21 truk. Tapi

Insya Allah besok akan digelontorkan lagi atau diguyur lagi

kurang lebih 50 truk atau ekivalen sebanyak 1.000 ton,” ujar

Pamrihadi saat mendampingi

Sidak Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL), Selasa (7/2).

Pamrihadi mengatakan, food station sangat optimis dengan kondisi dan ketersediaan beras saat ini. Apalagi, Sumatera

Selatan tengah memasuki musim panen yang akan berlangsung hingga April mendatang.

”Sumatera Selatan adalah wilayah yang saat ini panen

raya besar. Kita harapkan mampu memenuhi kebutuhan cadangan beras kita,” kata

dia. Dikatakan Pamrihadi, kondisi harga beras saat ini berangsur mengalami penurunan. Sebagai contoh, posisi harga beras IR 643 saat ini rata-rata turun di harga Rp10.375 atau turun sebanyak 25 rupiah per hari ini. Dia pun memastikan harga beras medium bisa kembali normal di harga Rp9.450. ”Kita ingin setiap hari turun 25 rupiah. Per hari ini saja sudah di angka 10.175. Jadi kami berterimakasih kepada jajaran Kementan atas distribusi beras tahun ini,” jelasnya. ”Sekali lagi kita sangat yakin beras kita cukup,” jelasnya. Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) memastikan bahwa kondisi beras secara nasional bisa memenuhi kebutuhan masyarakat hingga lebaran mendatang. Kepastian ini kata SYL dihitung secara detail baik menggunakan KSA BPS, standing crop, laporan daerah dan peninjauan langsung di lapangan.

”Semua menunjukkan oke.

Artinya beras kita aman sampai lebaran mendatang. Saat ini panen raya terus berlangsung di sejumlah sentra,” jelasnya. (*/mam)

Sharp Luncurkan Produk Dehumidifier

JAKARTA – Sharp sebagai merek elektronik ternama memiliki pengalaman panjang di dunia, memahami permasalahan iklim, karena itu diluncurkanlah Sharp Dehumidifier.

Alat ini dapat mengurangi serta menjaga kelembapan udara di ruangan di dalam kondisi ideal, menghadirkan udara segar, sehat dan efektif membantu mengeringkan pakaian lebih cepat.

“Peluncuran produk ini merupakan jawaban atas keluhan konsumen kami, permasalahan tingkat kelembapan dalam rumah yang mengganggu,” ungkap Presiden Direktur, PT Sharp Electronics Indonesia,Shinji Teraoka.

Di lengkapi dengan teknologi unggulan Sharp yaitu Plasmacluster,

menjadikan produk Dehumidifier kami memiliki kelebihan dibanding para pesaing.Tersedia dalam dua varian, Sharp Dehumidifier tipe DWE16FA-W memiliki cakupan area 38m2 dengan kapasitas tangki 3 liter dan tipe DW –D12A-W memiliki cakupan area 26m2 dengan kapasitas tangki 4 liter. Hadir dalam tampilan simple dan elegan, produk Sharp Dehumidifier dapat diletakkan di kamar tidur, ruang perpustakaan, walking closet maupun laundry room guna membantu mempercepat proses pengeringan pakaian.

Sharp Dehumidifier tipe DW-E16FA-W memiliki dimensi 360 x 260 x 565 mm dengan berat 12.2 kg dan konsumsi listrik 190 watt, sedangkan tipe DW

–D12A-W memiliki dimensi 314 x 220 x 527 mm dengan berat 10 kg dan konsumsi listrik 160 watt. Home

Appliances Product Manager, PT Sharp Electronics Indonesia, Yudha Eka Putra menjelaskan saat ini Sharp Dehumidifier hanya memiliki satu varian warna, yaitu putih untuk memberikan kesan clean.

Produk ini akan bekerja secara otomatis menyesuaikan operasi kompresor dan kecepatan kipas untuk menjaga kelembapan yang stabil di dalam ruangan menghadirkan udara yang sehat dan nyaman. Saat perangkat dinyalakan, udara lembab memasuki port penghisapan udara, kemudian uap air di udara di dinginkan hingga mengembun menjadi tetesan air dan

mengalir ke reservoir air. Ketika udara dingin dari cooler akan memanas, maka dari saluran udara akan keluar udara kering yang membantu mengurangi kelembapan.

Produk Sharp Dehumidifier telah dibenamkan beberapa fitur unggulan guna memenuhi kebutuhan akan sebuah produk yang dapat bekerja secara cepat dan aman. Teknologi Plasmacluster HD 7000 Plasmacluster dengan High Density 7000 Terbukti efektif dalam menekan pertumbuhan jamur, bakteri , virus dan melenyapkan bau dengan ion positif dan negatif yang dihembuskan di udara. Teknologi Plasmacluster sudah diakui dan tersertifikasi di lebih dari 35 institut dan 12 negara di dunia.(*mer/b)

PANEN RAYA PADI DI BANTEN, MENTAN: KETERSEDIAAN BERAS AMAN

EKONOMI RADAR BOGOR JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H HALAMAN 2 USD 15.197,61 15.046,39 GBP 18.384,55 18.195,60 CNY 2.241,30 2.218,71 SEK 1.446,08 1.431,29 NZD 9.635,28 9.533,39 JPY 11.606,54 11.488,42 EUR 16.343,51 16.174,87 NOK 1.483,21 1.468,03 HKD 1.936,17 1.916,86 SGD 11.483,76 11.365,20 Update Terakhir 9 Februari 2023 Sumber: bi.go.id AUD 10.615,53 10.506,89
EFEKTIF: SPG Sharp memperlihatkan beraneka pilihan Sharp Dehumidifier, yang belum lama diluncurkan untuk menjaga kelembaban udara di ruangan.

Daerah Kota Bogor (0251) 8312292

Azra (0251) 8318456

Hermina Mekarsari (021) 29232525 RS Medika Dramaga (0251) 8308900/081319310610 Bogor Medical Center (BMC) (0251) 8390435 RS Karya Bhakti Pratiwi (0251) 8626868

Rumah Sakit Dr H Marzoeki Mahdi (0251) 350658, (0251) 8320467

Rumah Sakit Islam Bogor (0251) 8316822

Rumah Sakit Daerah (Rsud) Cibinong 021-875348, 8753360

Rumah Sakit Lanud Atang Sandjaja (0251) 7535976

RS Annisa Citeureup (021)8756780, Fax. (021)8752628

RS Harapan Sehati Cibinong (021)87972380, 081296019016

Rumah Sakit Salak (0251) 8344609/834-5222

RSUD Ciawi (0251) 8240797

Klinik Utama Geriatri Wijayakusuma (0251) 7568397

Rumah Sakit Bina Husada (021) 875-8441

Rumah Sakit ibu dan anak Nuraida(0251) 8368107, (0251) 368866

Yayasan Bina Husada Cibinong (021) 875-8440

Rumah Sakit Bersalin Assalam Cibinong (021) 875-3724

Rumah Sakit Bersalin Tunas Jaya Cibinong (021) 875-2396

Rumah sakit Bina Husada Cibinong (021) 8790-3000

Rumah sakit Ibu dan Anak Trimitra Cibinong (021) 8756-3055

Rumah Bersalin & Klinik Insani Cibinong (021) 875-7567

RS Sentosa Bogor, Kemang (0251)-7541900

RS Ibu dan Anak Juliana, Bogor (0251) 8339593, Fax. (0251)-8339591

RSIA Bunda Suryatni (0251) 7543891,(0251)

MIMBAR BEBAS

Mental Generasi yang Semakin Lemah

BEBERAPA hari lalu warga kota Bogor dikejutkan dengan peristiwa aksi nekat seorang remaja laki-laki usia belasan tahun, yang lompat dari lantai

3 Mall Bogor Trade Mall (BTM). Beruntung nyawa remaja tersebut selamat dan hanya mengalami patah tulang kaki dan rahang. Setelah ditelusuri penyebab terjadinya aksi nekat tersebut dilatarbelakangi hilangnya HP

korban saat berada di sekitar alun-alun Kota Bogor. Merasa kecewa dan marah atas kejadian tersebut membuat remaja tersebut kalap dan memutuskan melakukan percobaan bunuh diri. Kasus ini pun menunjukkan betapa semakin melemahnya mental remaja Indonesia saat ini. Tepat jika banyak pihak menyebut mereka sebagai generasi strawberry yang cantik di luar namun lembek di dalam.

Masalah BAB

yang Tak

Kunjung Usai

SEBANYAK 66 dari 68 kelurahan di kota Bogor masih belum bebas Buang Air Besar Sembarangan (BABS) atau Open Defecation Free (ODF). Artinya, masih banyak warga Bogor yang buang air besar sembarangan. Karena itu, banyak warga Bogor yang akhirnya terkena penyakit karena kotornya air sungai di lingkungan mereka. Hal ini juga disebabkan oleh minimnya pemahaman masyarakat tentang sanitasi yang baik dan menjaga kebersihan supaya terjaga kesehatannya.

Tak hanya pemahaman sanitasi yang kurang, tetapi juga sedikitnya fasilitas untuk masyarakat untuk buang air besar, sehingga terkadang mau atau tidak mereka terpaksa untuk buang air besar di sungai. Kebiasaan yang telah mengakar juga menjadi salah satu penyebabnya. Pemkot Bogor berupaya untuk mengedukasi penduduk hingga membuat Perda, yang memberikan sanksi Rp50 juta, bagi yang BAB sembarangan.

Tetapi hingga kini belum menunjukkan hasil yang berarti, karena belum adanya kesadaran masyarakat tentang hal itu. Tidak ada artinya jika seseorang diberikan sanksi tetapi tidak mengerti hakikat kewajibannya.

Apalagi jika hukumannya berupa membayar denda dan yang melakukan kesalahan tersebut adalah masyarakat dengan ekonomi sulit, bagaimana dia akan membayar denda tersebut, sedangkan untuk membuat bilik sanitasi saja rasanya sudah sangat sulit.

Program Pemerintah sejauh ini juga belum bersifat sistemik, sehingga tidak adanya kesadaran dalam diri masing-masing individu. Oleh karena itu butuh solusi sistemik yang mengedukasi terkait dengan kesehatan, dan bagaimana cara agama dalam bersuci.

Tak hanya itu, negara juga harus memiliki kesadaran bahwa setiap individu rakyatnya adalah tanggung jawab seorang pemimpin. Sehingga semua individu tidak hanya diarahkan untuk melakukan sesuatu hal, tetapi juga difasilitasi sarana dan prasarananya.

Adzkiyz Aamiin Siswi SMA Khoiru Ummah, Bogor

Mari Panjatkan Doa

MUSIBAH gempa bumi yang terjadi di Turki sampai Suriah sudah mengakibatkan ribuan orang meninggal dunia. Jumlah korban diperkirakan akan terus meningkat secara signifikan, karena banyak orang yang diyakini masih terjebak di bawah reruntuhan bangunan.

Hal tersebut membuat tagar

Pray for Turki jadi trending topic di media sosial Twitter.

Gempa maha dahsyat di Turki

terjadi pada Senin 6 Februari

2023 dini hari waktu setempat

dengan kekuatan Magnitudo (M) 7,8. Dan diguncang kedua

kalinya dengan berkekuatan

M 7,5 pada pukul 04.17.

Warganet dunia berhamburan

mengucapkan ucapan bela sungkawa dan ikut bersedih serta bersimpati untuk Turki.

Banyak yang membagikan link berita terbaru terkait gempa Turki. Apalagi ketika proses evakuasi dari reruntuhan bangunan sampai mengiris hati.

Dikutip dari republika.co.id

bahwa gempa dahsyat yang mengguncang di negara Turki ini diakibatkan karena Turki

berada jalur gempa yang termasuk paling aktif di dunia, terutama karena adanya dua patahan di Lempeng Anatolia. Pergerakan di Patahan Anatolia Timur inilah yang diyakini menjadi pemicu gempa bumi dahsyat yang terjadi

Senin kemarin.

Nama Turki sering terdengar di Indonesia, bukan hanya sebagai bagian dari paket tur selepas haji atau umrah atau sesama negara dengan mayoritas penduduk beragama Islam, tetapi salah satu negara yang kerap membantu Indonesia ketika terkena bencana. Bahkan pada bencana Tsunami Aceh pada tahun 2004 silam

bantuan Turki ke Indonesia sangat besar sekali.

Miniatur dunia ini juga selalu jadi pilihan orang Indonesia untuk melanjutkan pendidikannya apalagi Turki memiliki akar historis, Turki tidak bisa dipisahkan dari Islam yang menjadi ideologi Ottoman Empire dan pernah menjadi kekuatan dunia yang disegani. Gempa Ini adalah musibah

Hal ini pun terjadi salah satunya karena abainya didikan yang diberikan orang tua, lingkungan masyarakat yang kurang baik, serta pengaruh sistem yang diterapkan negara yaitu demokrasi sekuler. Kebebasan yang diberikan pada remaja saat ini, nyatanya membuat remaja kehilangan arah dan bertindak semaunya. Pengaruh budaya barat yang tidak tersaring dengan baik

Perda Anti LGBT Diprotes

YLBHI dan 23 organisasi masyarakat, termasuk pendukung LGBT menolak Peraturan Daerah (Perda) nomor 10 Tahun 2021 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Perilaku Penyimpanan Seksual (P4S), dan meminta Pemerintah Daerah mencabutnya.

dengan mudah membentuk pola remaja seperti saat ini. Kehidupan yang jauh dari aturan agama membuat permasalahan yang ada semakin bertambah, batasan-batasan yang sering dilanggar juga karena kurangnya ilmu agama yang didapat remaja saat ini.

Remaja sebagai harapan bangsa, harusnya mendapatkan bekal yang baik untuk menjadi penerus pejuang bangsa. Hal

ini pun harus didukung dengan adanya aturan yang baik dan benar, sistem aturan yang menyeluruh. Aturan terkait kehidupan berkeluarga, bermasyarakat serta bernegara dan menyatukan kehidupan dengan agama sehingga tidak hanya membentuk remaja yang beradab namun juga tatanan keluarga, masyarakat yang baik.

Putri YD, Bogor

Rusaknya Bangsa

Karena Rusaknya

Kaum Wanita

kemanusiaan yang besar yang bisa terjadi di mana saja, kapan saja dan menimpa siapa saja. Penderitaan yang dialami masyarakat dan bangsa TurkiSuriah adalah penderitaan kemanusiaan, doa untuk para korban bencana gempa untuk bersabar dan tenang.

Mia Fitriah Elkarimah el.karimah@gmail.com

Koalisi 24 organisasi ini yang mengatasnamakan “Koalisi Kami Berani” menuding Perda-Perda tersebut sebagai wujud politik identitas di tahun politik. Wali kota Bogor Bima Arya pun menanggapi protes terhadap Perda tersebut dan mempersilahkan untuk mengaju k an gugatan ke Mahkamah Konstitusi (MK). Sistem sekuler liberal telah membuat manusia bebas mengatur hidupnya tanpa memperhatikan peran agama sedikitpun. Atas nama HAM aturan agama pun disingkirkan dan segala cara dihalalkan. Sekuler liberal telah menjauhkan manusia dari fitrahnya dan telah melahirkan berbagai macam kerusakan di tengahtengah masyarakat, seperti perilaku LGBT, dan penyimpangan seksual lainnya. Sudah seharusnya negara menjaga kehormatan dan keluhuran martabat manusia. Negara harus memberikan edukasi kepada masyarakat bahwa LGBT dan penyimpangan seksual lainnya dilarang karena menyalahi fitrah dalam melestarikan jenis. Negara harus menyadarkan para pelaku penyimpangan seksual agar sembuh dan hidup sesuai kodratnya bukan dengan pembenaran atas nama HAM. Jika masih ada pelanggaran negara harus memberikan sanksi kepada para pelaku yang bisa membuat efek jera.

Cucu Suwarsih Kota Bogor

MIRIS! Seorang wanita pemilik rental melecehkan belasan anak di bawah umur (merdeka.com, 7/2/2023). Padahal fitrah seorang ibu adalah melindungi anak-anak dari berbagai bahaya, baik fisik maupun non fisik. Namun pada kasus ini, justru sebaliknya. Bahkan, pakaian muslimah yang wanita tersebut kenakan, tidak mampu mencegahnya dari perilaku kejahatan seksual tersebut. Dan kenyataannya, semakin hari kejadian amoral baik laki-laki maupun wanita bukan berkurang, tapi semakin bertambah. Hal ini membuktikan, ada yang keliru dalam aturan kehidupan yang diterapkan saat ini yakni aturan sekuler, yang memisahkan agama dari kehidupan. Sehingga siapapun tidak takut melakukan kejahatan seksual. Pun, hukumannya tidak membuat jera pelaku. Sementara di sisi lain, kesadaran individu bahwa selalu ada Allah yang Maha Mengetahui semua perbuatannya, justru dijauhkan.

Padahal Rasulullah pernah menyatakan, “..jika rusak wanitanya maka rusaklah sebuah bangsa”. Sebab, munculnya generasi yang baik sangat bergantung pada wanita yang baik.

Oleh karenanya, agar kejadian serupa tidak bertambah dan terulang lagi, maka jalan satu-satunya membuang aturan sekuler dan menggantinya dengan aturan terbaik. Yakni, aturan yang menyatukan antara kehidupan dunia dengan agama. Dan, aturan tersebut ternyata hanyalah aturan Islam. Sebab, Islam memiliki aturan kehidupan yang sempurna dan menyeluruh. Aturan tersebut untuk mengatur kehidupan dunia, dan adanya pertanggungjawaban di akherat. Dengan demikian, semua manusia akan terjaga dalam fitrahnya, yakni sebaik-baik ciptaanNya. Sitha S. Bogor, Jawa Barat

KEHILANGAN STNK F2622FBT Nr:MH1JFV115HK728771 Ns:JFV1E1736977 An,Deni Budianto Da,Kp Sinar Bojong Rt.4/5 Ds Pasarean Pamijahan. (PKT1-23000202-27/01,03,10/02/23)

STNK R4 Hnd Brio,2022,Abu-abu Baja Met, F1764FAN, Nk:MHRDD1850NJ206540, Ns:L12B34715133, an.Sri Mulyono, Nirwana Golden Park Blok D3/12 Cibinong. (PKT1-23000273-03,10,17/02/23)

RUMAH DIJUAL Rumah dijual lok : Jl.Pakuan Ciheuleut Bogor Timur, luas 50M2, sertifikat, 2 lantai, ada kost2an. Harga 350 jt nego. Hub : 081399310827. (RB3-10/02/23)

LAYANAN
PUNGLI
PENGADUAN
RADAR BOGOR JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H HALAMAN 3 CANTUMKAN IDENTITAS LENGKAP
layanan publik seperti
telepon,
rusak,
kemacetan,
tanah, dll. Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/PLN/PT Gas) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Bogor, Gedung Graha Pena, Jl KH R Abdullah bin Nuh No 30, Yasmin, Bogor. Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggung jawab atas dampak langsung maupun tidak, pascapemuatan tulisan. Terima kasih. radar_bogor Atau kirimkan melalui email: redaksi@radar-bogor.com fax: 0251-7544008 Sms, Whatsapp, Telegram ke: +62-811-1173-373 JADWAL SIM KELILING POLRESTA KOTA BOGOR KAMIS Mall Boxies Tajur JUMAT Yogya Dramaga SABTU Plaza Jambu Dua SENIN Botani Square SELASA Graha Pena Radar Bogor RABU Lippo Plaza Kbn Raya, Jl Pajajaran Rumah Sakit Umum
RS
Sampaikan unek-unek Anda terhadap
PLN, PDAM, PT Pos,
jalan
pungli,
pembuatan KK/KTP/SIM/ paspor/ sertifikat
RS
754-3892 Klinik Insani Citeureup (021) 879-42723 RSIA Kenari Graha Medika Cileungsi (021) 8230426 Rs Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua-Bogor (0251) 8253630, 8257663 RS Asysyifaa Leuwiliang (0251) 8641142 RS Vania IGD (0251) 8380613, (0251) 8380601/8380605 RSKIA Sawojajar (0251) 8324371 Polsek Jonggol 021-89931174 Polsek Cileungsi 021-8230861 Polsek Cariu 021-89961058 Polsek Nanggung 0251-8682769 Polsek Babakan Madang 021-87962777 Polsek Megamendung 0251-8248569 Polsek Klapanunggal 021-82492276 Polsek Caringin 0251-8224417 Polsek Dramaga 0251-8624107 Polsek Tamansari 0251-8388164 Polsek Jasinga 0251-8688110 Polsek Cigudeg 0251-8681110 Polsek Parung Panjang 021-5978880 POLRES BOGOR 021-8750163 POLRES BOGOR 1. PLN Bogor (0251) 8345400 2. Bendungan Katulampa (0251) 8334344 3. RS Hermina Bogor (0251) 8382525, 08129270609 4. RS Melania Bogor (0251) 8321196 5. Rs Pmi Bogor (0251) 8324080 6. RS EMC Sentul (021) 29672977, (021) 29673000 7. RS Mulia Pajajaran (0251) 8379898 8. Damkar Kabupaten Bogor (021) 8753547 0251 - 754 4001 OTOMOTIF, PROPERTY, KEHILANGAN, DLL DSS ADVERTISING Jl. Ir Djuanda, Pelataran Kantor Pos Bogor Tlp. 0251-8323143 08129673676 Fax. 0251-8323143 Jl. Raya Pemda 17 (Dss Motor) Tlp. 087770891880 / 081282817994 RAHARDJA AGC Jl. Raya Tajur No. 162i Tlp 02517568120 CIOMAS AGC Jl. Raya Ciomas Kreteg N0.31A Bogor Tlp 0251-8630192/Fax.0251-7522150 NUGRAHA PERDANA Jl. Kh. Sholeh Iskandar (Elton Celuler) MART IKLAN Jl. Kantor Batu N0.3 Bogor Tlp/Fax. 0251-8323357 BUDI AGENCY Jl. Raya Cikaret No. 42 Cibinong. Depan Ruko Perum Nirwana Estate Telp: 081386027844, 085691319168 KAMAL AGENCY Jl. Raya Ciawi Prapatan No.360 Telp: 087881737024 OMEGA AGENCY Jl. Raya Pajajaran, Dekat RS.Azra Bogor. Telp: 081282817994, 087770891880 NINA AGENCY Jl. Paledang No. 52, (Belakang Bank BNI Bogor) Telp. 0251-8944066/ 0813.8555.7466 ASEP AGENCY Taman Topi Square Lt. Lg Bl0k B No. 3a 5 8 8 Samping Matahari Dept. Store Tlp/Fax. 0251-8344119 BIRO LEUWILIANG Bapak Endang 085693185247 AMANAH AGENCY (BIRO IKLAN & JASA) VMB i20/17 Tanah Sareal Bogor Telp: 081584346490 - 089636648676 Pin: 587c540a FAHRUL AGENCY Gadog (Depan Gumati) Telp 08151858809 CITRA AGENCY Jl. Kapten Muslihat No. 51 (Dalam Taman Topi) Kota Bogor Telp. 0857 7994 6665 PEMASANGAN IKLAN DAN LANGGANAN BISA JUGA MENGHUBUNGI

3.

1.

2.

IHA pulang sekolah dengan berjalan kaki

Uang yang biasa dipakai bayar ongkos dipakai membeli alat tulis

Jalan kaki dari sekolah ke rumah bersama teman lainnya

4.

5.

Sekitar 200 meter dari sekolah, mereka berpencar ke arah rumah masing-masing

6.

Terduga penculik tiba-tiba datang dan membekap korban dengan kain

IHA melawan dengan menginjak kaki penculik tersebut. Sehingga bisa lepas dari bekapan penculik

7.

8.

Korban pun langsung lari sembari berteriak meminta tolong

Terduga penculik pun panik dan langsung melarikan diri dengan sepeda motornya

Siswa SD Lolos dari Penculikan

CIAWI–Rabu (8/2) pukul 11.30

WIB, seperti biasa anak berinisial

IHA pulang dari sekolah ke rumahnya.

Namun, hari itu, siswa kelas 6 SD

Banjarwaru itu memilih berjalan kaki bersama dengan temannya.

Tidak menggunakan angkot.

Hari itu, ia memilih berjalan kaki.

Uang yang biasa digunakan untuk

membayar ongkos angkot, digunakan untuk membeli alat tulis.

”Dibelikan pulpen, jadi rame-rame

jalan kaki,” tutur Ibnu kepada Radar

Bogor, Kamis (9/2). IHA mengaku, dirinya bukan kali pertama memilih

pulang sekolah dengan cara berjalan kaki. Sudah beberapa kali. Namun, hari itu menjadi hari yang cukup membuatnya kaget.

Anak kedua dari pasangan Yadi

Supriyadi dan Eka Komalasari itu, melawan dengan menginjak kaki penculik itu. Setelah lepas dari bekapan penculik, korban langsung lari sembari berteriak meminta tolong. Penculik pun saat itu panik dan langsung melarikan diri dengan sepeda motornya. Tidak sampai di situ, korban juga sempat mencatat plat motor yang

Bersiap Tawuran, Dua Kelompok Pelajar

Digagalkan Warga

NANGGUNG–Sekumpulan pelajar yang hendak tawuran dengan sekolah lain, digagalkan warga sekitar yang berlokasi di Kampung Pasir Gintung, Kecamatan Nanggung, Kamis (9/2) pukul 16.00 WIB.

Menurut warga sekitar Andi, awalnya belasan pelajar konvoi menggunakan sepeda motor dari arah Panjaungan menuju Nanggung, namun dari arah berlawanan sekelompok pelajar datang.

”Jadi dua kelompok pelajar ini hendak tawuran, warga yang resah langsung menggagalkan aksi tersebut,” kata Andi kepada wartawan.

Dia mengaku, ada lima orang yang diamankan dan beruntung aksi tadi sore langsung digagalkan masyarakat sekitar.

”Dalam pengakuan pelajar yang berhasil kita amankan asal dari SMA Sukajaya dan SMA Nanggung,” cetus dia.

Babinsa Desa Batutulis Serka Nandang Taryana membenarkan

kejadian tersebut. Dan saat ini pelajar dibawa ke kantor Polsek Nanggung.”Dibawa ke polsek untuk dila kukan pemeriksaan dan mengubungi orang tua masingmasing,” jelas Andi. Sementara Kapolsek Nanggung AKP Handoko mengungkapkan, semua pelajar yang diduga hendak tawuran sudah dikembalikan ke orang tuanya, dan hanya membuat surat pernyataan.

”Setelah kami periksa tidak ada yang membawa senjata tajam, hanya kejadian tadi sore bisa dicegah warga dan semua pelajar kami panggil orang tuanya,” ungkap dia.

Dia juga terus melakukan sosialisasi ke setiap desa tentang rawan tawuran, karena aksi remaja sekarang sudah banyak terjadi di wilayah lain.

”Kami himbau untuk terus mengawasi anaknya jangan sampai ikut tawuran, dan petugas juga selalu patroli ke setiap titik meminimalisir kejadian,” kata Handoko.(Abi/c)

digunakan penculiknya itu. Setelah lepas dari percobaan penculikan, IHA pun langsung pulang ke rumahnya di RT 02/14 Desa Banjarwaru, Kecamatan Ciawi. IHA pulang sambil menutupi bibirnya, yang mengalami luka dan berdarah. Setibanya di rumah, wajah nya masih terlihat ketakutan. Ia datang menghampiri ibunya sambil menangis. Lokasi percobaan penculikan dengan sekolah berjarak 200 meter dari sekolah korban. Kondisi jalan dalam keadaan sepi. ”Saat kejadian,

kemarin lagi sepi,” kata Ketua RT 02, Heri, kepada Radar Bogor Kamis (9/2).

Padahal, biasanya Kata dia, di lokasi kejadian, selalu ramai tukang ojek yang lalu lalang. Termasuk banyak juga angkot yang melintas. ”Biasanya banyak ojek, cuman kemarin kata anaknya sepi,” tuturnya Heri mengatakan, biasanya para siswa di sana jika tidak dijemput orang tua, mengunakan angkot untuk pulang ke rumah. Dengan adanya kasus percobaan penculikan yang menimpa warganya

ini, ia pun langsung membuat edaran di group whatsApp warganya agar sebisa mungkin mengantar dan menjemput anaknya saat pergi ke sekolah. Sementara Kapolsek Ciawi, Kompol Agus Hidayat mengatakan, setelah kejadian, Babinkamtinnas Desa Banjarwaru Aiptu Arie dan Babinsa Desa Banjarwaru, Serda Misbah sudah mendatangi rumah anak korban percobaan penculikan. ”Kejadian kemarin, kami sudah tindaklanjuti,” katanya kepada Radar Bogor Kamis (9/2).

Dengan adanya kejadian ini, Agus meminta agar kiranya orang tua jangan melepas anak sendiri sepulang sekolah.

”Kalau bisa, dijemput,” pintanya. Selain itu, Agus juga meminta kepada pihak sekolah yang ada di Ciawi, untuk mengawasi anak didiknya. Jangan sampai keluar sekolah tanpa sepengetahuan sekolah.

Lanjut Agus, jika ada orang tidak dikenal yang mencurigakan dan beralasan menjemput anak didiknya, bisa diamankan terlebih dahulu juga melapor ke polisi.(All/c)

hendak melakukan tawuran di Kampung Pasir Gintung, Kecamatan Nanggung, Kamis (9/2).

TAK DIANGKUT: Tampak tumpukan sampah plastik dibiarkan di pinggir Jalan Raya Pabuaran, Desa Pabuaran, Kecamatan Kemang.

JENAL/RADAR BOGOR

Tumpukan Sampah Plastik Bikin Kumuh

KEMANG– Tumpukan sampah plastik dibiarkan berserakan di Jalan Raya Pabuaran, tepatnya Kampung Bulak Jangkrik Desa Pabuaran Kecamatan Kemang, Kamis (9/2). Kondisi ini membuat warga sekitar mengeluhkan, apalagi dibakar yang membuat kepulan asap tebal.

”Untuk jenis sampah plastik bahkan kalau dibiarkan akan terus

menumpuk,” ungkap Herdi (48) ketika ditemui wartawan. Dirinya juga tak mengetahui asal sampah plastik yang dibuang di pinggir jalan. Karena selain kotor, kerap dibakar dan asap tebalnya mengganggu pengendara yang melintas setiap hari.

”Kami harap ada tindakan secepatnya dari pengelola sampah wilayah, supaya tidak ada lagi yang

Pohon Tumbang, Atap Rumah Hancur

PARUNG–Hujan disertai angin kencang mengakibatkan pohon tumbang dan rumah warga rusak, atapnya mengalami di Kecamatan Parung, Kamis (9/2) pukul 11.30 WIB. ”Kerusakan rumah di wilayah Parung tersebar di tiga desa yaitu Desa Iwul, Warung dan Pamagersari. Rata-rata atap rumah yangkena angin kencang tadi siang,” ungkap Camat Parung Adi Henryana kepada wartawan.

Ia menjelaskan, saat ini pihaknya dibantu dengan BPBD sedang melakukan pendataan kerusakan rumah warganya. ”Kerusakan hampir semua atap rumah dan saat ini sudah dilakukan penanganan oleh warga dan petugas Pol PP serta BPBD,” jelasnya.

Ia juga menjelaskan, Satpol PP Kecamatan Parung bersama RT RW Setempat menuju lokasi untuk memberikan petunjuk arahan keselamatan serta melakukan

membuang sembarang karena menyebabkan sumber penyakit,” tutur Herdi.

Sementara Kepala UPT Unit Pelaksana Teknis Pengolahan Sampah Wilayah V Parung Acep Sihabudin mengaku, pihaknya akan menindaklanjuti keberadaan sampah liar yang berada di wilayahnya.

”Kami akan tindaklanjuti, karena setiap harinya armada wilayah

sering mengangkut sampah liar juga,” ucap dia.

Ia juga mengungkapkan laporan adanya sampah jenis plastik secepatnya bakal ditelusuri asalnya, supaya cepat diangkut.

”Yang jelas petugas survei dulu kelokasi, dan titik sampah liar sangat banyak dan setiap hari selalu ada operasi buat sampah liar,” pungkas dia. (Abi/c)

DIPANGKAS: Tampak batang pohon yang dipangkas petugas dari pohon yang tumbang karena angin kencang, Kamis (9/2).

pendataan bagi warga yang terkena dampak musibah angin kencang. Sementara di wilayah Gunung Sindur juga terdapat pohon tumbang dan sempat menutup Jalan Rawa Kalong.

Pertemuan BPN Kabupaten Bogor dengan Pengurus APERSI

”Kami dari Damkar Parung langsung menurunkan personil dan sudah dilakukan penanganan dengan memotong pohon yang roboh,” ucap Komandan Sektor Damkar Parung Napi’i.(Abi/all/c)

Perkuat Kerjasama, Siap Berantas Pungli Pertanahan

Meski tahun sulit dan penuh tantangan, selama 2021 tidak menyurutkan pengembang membangunkan rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Bahkan, Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman Seluruh Indonesia (APERSI) mampu menyumbang pembangunan rumah subsidi sebesar 60 persen atau sekitar 103.000 unit dari target pemerintah pada 2021. Yakni, sebanyak 178.728 unit rumah.

Laporan : PIPIN APRIANI

ANGGOTA Apersi Korwil Bogor Raya Depok, tersebar di kawasan Bogor Raya, dan sekitarnya. Dengan jumlah 176 anggota, yang sebagian besar berada di kawasan Bogor. Mereka juga ikut membangun perumahan subsidi untuk penyediaan rumah bagi masyarakat yang berpenghasilan rendah (MBR), yang memang sudah menjadi program

Presiden Jokowi. Yakni, program menyediakan satu juta rumah. Tak hanya subsidi, APERSI juga turut membangun rumah komersil yang cukup banyak memberikan kontribusi terhadap pendapatan pemerintah daerah Kota dan Kabupaten Bogor serta Depok. Termasuk, memberikan lapangan pekerjaan bagi masyarakat sekitar

dalam program pemerintah mengurangi pengangguran. Untuk mewujudkan pembangunan rumah subsidi ataupun komersil, APERSI bermitra langsung dengan Badan Pertanahan Nasional (BPN). Untuk

bersilaturahmi, jajaran pengurus APERSI mengadakan pertemuan dengar pendapat dengan BPN Kabupaten Bogor, Kamis (2/2) lalu. Pertemuan dihadiri langsung Kepala BPN Kabupaten, Yan

Septedyas, yang akrab dipanggil Dyas didampingi tiga staf kepala seksi. Apersi sendiri diwakili Ketua APERSI Korwil Bogor Raya Depok, Mahfudz, Wakil Ketua Umum DPP APERSI, Solihin, Wakil Ketua DPD APERSI Jabar, Wayan Medik Kesuma didampingi Suherman.

Pertemuan tersebut sebagai bentuk kepedulian Kepala BPN Kabupaten Bogor yang baru menjabat sebagai kepala BPN Kabupaten Bogor selama tujuh bulan ini. Apalagi, beredar informasi bahwa begitu rumitnya pengurusan sertifikasi di wilayah BPN Kabupaten Bogor, yang dilontarkan APERSI. “Hal ini banyak terjadi di era-era sebelumnya, di mana banyaknya pengaduan-pengaduan yang ditujukan anggota maupun masyarakat lainnya melalui APERSI Bogor Raya Depok,” kata Ketua Apersi Korwil Bogor Raya Depok, Mahfudz.

Dalam pertemuan tersebut, terlontar keterkejutan kepala BPN bahwa banyaknya asosiasi-asosiasi pengembang di wilayah Kabupaten Bogor. “Sedangkan sebelumnya, beliau banyak mengetahui asosiasi pengembang perumahan adalah REI, sedangkan APERSI adalah urutan ke 2 setelah REI secara nasional,” ujar dia. Lebih lanjut Mahfudz mengatakan, dengan penampilan sosok kepala BPN yang terbuka, humble dan penuh humor sepanjang pertemuan. “Pak DYAS siap menertibkan oknumoknum aparat BPN apabila bekerja tidak sesuai kebijakan dan mengambil pungli-pungli, di luar biaya yang sudah ditentukan BPN, dan beliau siap menerima keluhan-keluhan dari Asosiasi APERSI dan lainnya dalam hal kinerja birokrasi di BPN Kabupaten Bogor,” jelas dia. (*/pia)

BOGOR RAYA RADAR BOGOR JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H I HALAMAN 4
BERBINCANG: Para pengurus APERSI saat mengadakan dengar pendapat dengan Kepala BPN Kabupaten dan jajarannya di Kantor BPN Jalan Tegar Beriman, Cibinong.
CEGAH: Warga mengerumuni dan menggagalkan sekelompok pelajar yang
Kronologi Kejadian Percobaan Penculikan

PENGUKUHAN: Prof Syafi’i Antonio menyampaikan sambutan usai pengukuhan sebagai guru besar di Auditorium Al Hamra, Kampus IAI Tazkia, Sentul, Kamis (9/2).

IAI Tazkia Kukuhkan

Guru Besar Pertama

BABAKAN MADANGProf. Dr. Muhammad Syafii

Antonio M.Ec dikukuhkan sebagai guru besar Ilmu

Ekonomi Islam di Institut Agama Islam (IAI) Tazkia

Bogor. Pengukuhan dilakukan Senat Akademik IAI Tazkia di Auditorium Al Hamra, Kampus IAI Tazkia, Sentul City, Kabupaten Bogor, Kamis (9/2).

Menjadi guru besar pertama sejak Kampus Tazkia berdiri, Prof Syafii dikenal sebagai tokoh yang berkontribusi besar terhadap perkembangan ekosistem syariah di Indonesia. Dalam prosesi pengukuhannya, Prof Syafii

menyampaikan orasi ilmiah berjudul Model Leadership

ProLM dan Tantang Sumber Daya Manusia Bisnis

Pada Era Digital. Pidato itu menjelaskan urgensi

ProLM Wisdom pada Era Digital dan Internet of Things (IOT).

“Seperti yang kita ketahui saat ini kita mengalami digital transformation yang luar biasa,” ungkap Prof Syafii.

Proses digitalisasi dan praktik online dewasa ini, lanjut dia, telah mengubah proses produksi, distribusi, pembiayaan, pemasaran bahkan cara konsumsi dan gaya hidup. Prof Syafii pun menegaskan, ekonomi bisnis syariah turut terdampak perubahan tersebut, dan perlu menyesuaikan diri dengan cepat.

Prosesi pengukuhan guru besar Prof Syafii turut dihadiri Menteri Perdagangan RI, Zulkifli Hasan. Dalam sambutannya, Zulkifli mengucapkan selamat serta memuji semangat yang dimiliki Prof Syafii dalam dunia pendidikan.

“Saya kenal lama dengan beliau ini guru kita Prof. Doktor Syafii Antonio yang kita malu, itu kemauannya dan berfikir. Orang selalu belajar, ketekunan yang luar biasa,” puji Zulkifli.

“Mudah-mudahan kita semua bisa mengikuti jejakjejak Profesor,” tambah dia.(cok/c)

22 Titik Terdampak Angin Kencang

CIBINONGAngin kencang atau puting beliung hingga hujan lebat terjadi di sejumlah wilayah Kabupaten Bogor, Kamis (9/2) siang. Beberapa rumah dikabarkan rusak terbawa angin hingga tertimpa pohon tumbang.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mencatat, ada sebanyak 22 titik di 12 kecamatan yang terdampak bencana alam tersebut.

“Sekitar pukul 09.15 hingga 11.00

WIB, terjadi angin kencang, atau angin puting beliung, kemudian diiringi hujan lebat, berdampak ke sejumlah wilayah,” ungkap

Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Bogor, Aris Nurjatmiko saat dikonfirmasi.

Dari kejadian itu, sebanyak tujuh titik ada pohon tumbang yang menimpa sejumlah rumah yakni di Kecamatan Citeureup, Tajurhalang dan Rumpin.

Kemudian satu titik pohon tumbang di Kecamatan Jonggol, yang menimpa dua pengendara roda dua hingga luka ringan.

Lalu di Ciomas dan tiga titik di Kecamatan Parung (berita selengkapnya hal 4,red).

Selain itu, angin kencang juga merusak sejumlah rumah warga.

Satu rumah di Kecamatan Jonggol, Jasinga satu rumah dan dua rumah di Gunung Putri. “Alhamdulillah tidak ada korban jiwa dalam kejadian,” jelas Aris.

Pihaknya pun mengimbau kepada masyarakat untuk menghindari tempat-tempat berpotensi pohon tumbang saat cuaca angin kencang dan hujan lebat.

“BPBD Kabupaten Bogor saat ini terus melakukan penanganan evakuasi pohon tumbang, kemudian juga melakukan asesmen, berikutnya men data terkait dengan kebutuhan warga yang terdampak,” tukas dia.(cok/c)

APARATUR DESA BAKAL DISEKOLAHKAN LAGI DI IPB UNIVERSITY

BOGOR RAYA RADAR BOGOR JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H HALAMAN 5
HENDI/RADAR BOGOR TANGANI: Petugas BPBD dan warga pemilik rumah mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa atap salah satu rumah di Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Kamis (9/2).

Hadapi

Bolivia dan Tajikistan

JAKARTA–Agenda FIFA Matchday akan segera berlangsung pada bulan Maret mendatang. dua negara pun menjadi target lawan yang akan dihadapi Timnas Indonesia.

Kedua negara yang dimaksud ialah Bolivia dan Tajiskistan. Namun, saat ini kedua lawan tersebut masih dalam proses penjajakan.

Segala kemungkinan pun bisa terjadi, namun PSSI kemungkinan besar menargetkan kedua negara tersebut yang bakal menjadi lawan skuad Garuda.

FIFA Matchday atau jeda International sendiri akan berlangsung mulai 20-28 Maret 2023 mendatang.

Dalam rentang waktu tersebut, FIFA mengizinkan setiap anggotanya untuk menggelar uji coba maksimal dua kali.

Terkait hal kedua lawan tersebut Bolivia dan Tajiskistan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae Yong mengakui hal tersebut.

Akan tetapi, menurutnya laga menghadapi kedua belum pisah dipastikan dan menuggu proses koordinasi.

“Memang belum pasti 100 persen tapi sepertinya akan melawan Bolivia atau Tajikistan, tapi belum pasti ya masih dalam koordinasi,” kata Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong kepada wartawan, Kamis (9/2).

Indonesia sendiri saat ini berada di peringkat 151 Rangkin FIFA. Dengan tersebut tentu membuat skuad Garuda harus menghadapi peringkat yang lebih tinggi.

Tujuannya agar bisa mendongkrak poin jika berhasil meraih kemenangan dari negara di hadapi nantinya.

Adapun Bolivia saat ini berada di urutan ke-82 FIFA. Sementara Tajikistan menempati posisi ke-108 FIFA. Mereka berdua jauh di atas Indonesia.

Kedua negara ini tentunya cocok menjadi lawan Timnas Indonesia jika memang meraih mengincar kenaikan posisi di Rangking FIFA.(amr)

AC MILAN VS TORINO

MILAN–AC Milan akan menjamu

Torino di San Siro pada pekan ke-22 Serie A 2022/2023, Sabtu (11/2) dini hari (live beIN Sports pukul 02.45 WIB).

Setelah Piala Dunia 2022, performa Milan terus mengalami penurunan. Saat ini, kondisi tim asuhan Stefano Pioli itu bahkan bisa dibilang cukup mengenaskan.

Akhir pekan kemarin, ketika

Torino menaklukkan sang tamu

Udinese 1-0 lewat gol tunggal

Yann Karamoh, Rossoneri kalah dalam derby kontra Inter Milan.

Mereka takluk oleh gol tunggal

Lautaro Martinez menit 34.

Dengan hasil itu, berarti Milan tanpa kemenangan dalam tujuh laga terakhirnya di semua ajang. Itu termasuk kekalahan 0-1 dari Torino di San Siro pada babak 16 besar Coppa Italia.

Dalam empat laga terakhirnya, Milan bahkan selalu tumbang. Setelah dihajar Inter 0-3 di Supercoppa Italiana, Milan digilas 0-4 oleh Lazio, dipermalukan Sassuolo 2-5, dan dipaksa menyerah di Derby della Madonnina. Terkait laga kontra Torino, Milan sudah dua kali menghadapi Il Toro musim ini, dan selalu kalah. Sebelum disingkirkan oleh gol extra time Michel Adopo di Coppa Italia, Milan juga takluk 1-2 pada pekan ke-12 Serie A di kandang

lawan. Pelatih Milan, Stefano Pioli, dituntut memutar otak demi menaklukkan tim tamu di tengah tren negatif yang dialami oleh skuadnya. Terlepas dari masalah kelengkapan skuad, penurunan performa Milan sejak awal tahun membuat Pioli menjadi sorotan. Apalagi, saat mereka tumbang dalam Derby della Madonnina di laga terakhir. Strategi sang allenatore menuai kritik. Sebab, Pioli memilih mencadangkan Rafael Leao. Lalu, Pioli juga enggan melakukan kontra strategi dan menggunakan formasi 3-5-2 yang juga sama dengan skema Inter. Alhasil, permainan Milan tidak berkembang dan hanya mampu meraih penguasaan bola 36 persen. Sepanjang laga, Rossoneri juga hanya melepaskan 4 tembakan tanpa ada yang on target. Adapun Inter yang bermain dominan tercatat menggempur Milan dengan 15 tembakan (4 on target). Merespons kritik kepadanya, Pioli menjelaskan bahwa formasi 3 bek ia gunakan untuk memperkuat lini belakang tim yang sedang krisis pemain. Sebelum meladeni Inter, mereka sudah kebobolan 15 kali dalam lima pertandingan. Pioli menerapkan formasi 4-2-3-1. “Skor kami dalam beberapa pertandingan terakhir menunjukkan bahwa kami sangat kesulitan saat kebobolan begitu banyak gol. Kami perlu lebih melindungi pertahanan. Hal itu tidak menghilangkan fakta bahwa kami juga perlu menciptakan situasi menyerang dan mengambil inisiatif,” terang Pioli, seperti dilansir Football Italia. Di tengah tuntutan agar timnya bangkit, Pioli bisa sedikit bernapas lega karena striker gaek yang sempat mengalami cedera panjang, Ibrahimovic bisa kembali bermain. Kehadiran Ibra diprediksi memberikan alternatif opsi bagi Pioli.

Terlebih lini depan Milan juga tak lepas dari sorotan. Mereka sejauh ini mengandalkan Giroud yang baru mencetak 1 gol selepas kembali dari Piala Dunia 2022.(bol/rur)

LOLOS: Real Madrid mengalahkan Al Ahly di babak empat besar Piala Dunia Antarklub 2022 di Prince Moulay Abdellah Stadium, Rabat, Maroko, Kamis (9/2) dini hari WIB kemarin.

AL AHLY 1-4 REAL MADRID Permainan

El Real Hambar

RABAT–Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti mengaku tidak senang dan kecewa kepada pemainnya.

Meski berhasil meraih kemenangan dari tim Mesir Al Ahly pada semifinal Piala Dunia Antarklub 2022 dirinya kecewa dengan permainan timnya.

Sebelumnya, Real Madrid sukses meraih kemenangan 4-1 atas tim Mesir Al Ahly di Prince Moulay Abdellah Stadium, Rabat, Maroko, Kamis (9/2) dini hari WIB kemarin. Vinicius Jr mencetak gol di menit ke-42’ dan digandakan Federico Valverde (46’), Real Madrid menyianyiakan beberapa peluang untuk memperbesar keunggulan. Sementara untuk dua gol tambahan Los Blancos oleh Rodrygo (90+2) dan Sergio Arribas (90+8). Sedangkan Al Ahly mencetak satu gol balasan dari titik penalti yang dikonversi Ali Maaloul menit ke-65.

Pada laga tersebut Ancelotti mengaku kecewa kepada para pemainnya yang tidak bermain dengan penuh determinasi dan semangat tinggi untuk menuntaskan kemenangan lebih cepat.

“Ketika kami memimpin 2-0 (di awal babak kedua), dikira permainan sudah berakhir dan kami mulai terlalu banyak menggiring bola,” kata Ancelotti dalam konferensi pers, Kamis (9/2).

“Ini adalah turnamen di mana Real Madrid harus kehilangan banyak hal dan tidak ada yang menang,” tambahnya.

Pelatih asal Italia itu mengaku karena pemainnya mulai kendor usai unggul 2 gol dari lawannya. Dirinya pun menilai para pemainnya bermain santai dan ia menganggap hal seperti itu seharusnya tidak terjadi.

“Kami mengira pertandingan telah dimenangkan dengan skor 2-0. Harusnya tidak seperti itu. Kami santai dan harusnya tidak bisa seperti itu.” ungkapnya.

Selanjutnya, Real Madrid akan menghadapi

Al Hilal pada final Piala Dunia antarklub, Sabtu (11/2) besok.(amr)

MANCHESTER UNITED 2-2 LEEDS UNITED

Hampir Dibikin Malu Tamu

MANCHESTER–Manchester United nyaris dipermalukan tim papan bawah Leeds United di Old Trafford dalam lanjutan Liga Premier, Kamis (9/2) dini hari WIB kemarin. Mereka sempat tertinggal 0-2 sebelum menyamakan kedudukan. Manajer MU, Erik ten Hag menyebut gol cepat Leeds di dua babak sangat tidak bisa diterima. Dan kekesalan itu ia lontarkan

saat jumpa pers. “Sangat buruk. Itu tidak bisa diterima. Anda memulai pertandingan apa pun, tetapi terutama derby, seperti yang kami lakukan. Kami tertinggal dan harus melawan. Kami membuat kesalahan besar,” tegasnya di situs MU. Menurutnya, pemain MU seolah tidak siap menghadapi pertandingan. “Itu berkaitan dengan sikap. Kami belum siap untuk turun

berduel ke lapangan. Kami kalah dalam duel dan formasi juga buruk di awal,” jelasnya.

Ia mengaku heran sebab mereka mengulang kesalahan di babak kedua. “Ketika kami kehilangan bola, kami tidak mengikuti prinsip dan cepat kalah. Dan, dari peringatan di babak pertama, babak kedua sama saja,” keluhnya.(amr)

RADAR BOGOR I JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H I HALAMAN 6
KICKERS
UJI COBA Timnas Indonesia akan menghadapi dua tim dengan rangking FIFA di atas Garuda pada laga uji coba yang berlangsung pada Maret mendatang.
HAMPIR KALAH: Manchester United nyaris dipermalukan tim papan bawah Leeds United di Old Trafford dalam lanjutan Liga Premier, Kamis (9/2) dini hari WIB kemarin.
FIKAYO TOMORI

Mulai Inventarisasi

Sarana Pertandingan

BOGOR–Komite Olahraga Nasioal

Indonesia (KONI) Kota Bogor, mulai menginventarisasi sarana dan prasaran yang akan digunakan sebagai venue pertandingan cabang olahraga untuk

Pekan Olahraga Provinsi (Porprov)

XV Jawa Barat 2026 di Kota Bogor.

“Terhitung dari minggu lalu, kita sudah mulai melakukan inventarisasi fasilitas-fasilitas yang ada di Kota

Bogor. Baik itu fasilitas olahraga yang sifatnya indoor, ataupun outdoor,”

ujar Kepala Bidang Prestasi KONI

Kota Bogor, Yudi Wahyudi.

Selain itu, kata Yudi, dalam inventarisasi tersebut, pihaknya juga

telah memetakan cabang-cabang olahraga apa saja nantinya yang bisa dipertandingkan di Kota Bogor.

Termasuk sambung Yudi, untuk perbaikan-perbaikan fasilitasnya.

“Kita akan fokus menggunakan fasilitas yang ada di Kota Bogor.

Kalaupun harus ada perbaikan sarana.

Maka, mulai dari sekarang kita sudah memetakan fasilitasfasilitas mana saja yang perlu

perbaikan,” kata Yudi menjelaskan. Meski demikian kata Yudi, KONI tidak hanya fokus pada sarana yang akan dipergunakan sebagai venue pertandingan. Akan tetapi untuk SDM nya juga perlu dipersiapkan. Karena jangan sampai, pelaksanaan Porprov di Kota Bogor, tapi masyarakatnya hanya jadi penonton. “Kita juga fokus pada persiapan SDM diluar inventarisasi venue. Karena kita ingin, pelaksanaan Porprov 2026 di Kota Bogor, masyarakatnya bisa terlibat dalam tim kepanitiaan Porprov,” ucap Yudi. Yudi melanjutkan, bahwa beberapa sarana olahraga, seperti cabang renang, selam, arung jeram dan cabang dayung. Kemungkinan akan dilaksanakan di Situ Gede. Kalau pun perlu ada pembenahan, maka Pemkot Kota Bogor, akan melakukan pembenahan. Sementara, untuk cabang terjun payung, gantole dan paralayang. KONI Kota Bogor akan berkoordinasi dengan daerah penyangga, seperti Kabupaten Bogor, serta Kota Depok. “Pada intinya, kami sudah mulai mempersiapkan segala sesuatunya dari sekarang,” pungkasnya.(*/rur)

BALI UNITED VS PERSIB BANDUNG

SLEMAN– Persib Bandung akan melakoni laga

tandang melawan Bali United dalam lanjutan

pekan ke-23 BRI Liga 1 2022/2023. Partai ini bakal dimainkan di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada Jumat (10/2) sore ini (live Indosiar pukul

17.00 WIB).

Jelang pertemuan tersebut, kedua tim dalam

kondisi bertolak belakang. Tuan rumah Bali

United sedang mengal ami penurunan performa, sementara Persib tengah on fire.

Bali United hanya meraih satu kemenangan dari lima laga terakhir. Serdadu Tridatu cuma berhasil menang atas PSIS Semarang, imbang lawan PSM Makassar, dan RANS Nusantara, lalu kalah dari Persija Jakarta serta

Barito Putera.

Sementara itu, Maung Bandung mampu menyapu

bersih lima kemenangan secara beruntun. David da Silva dan kawan-kawan mampu melibas Persija, Madura United, Borneo FC, PSIS, dan

PSS Sleman.

Hasil itu membawa Persib memimpin klasemen sementara BRI Liga 1 2022/2023 dengan mengantungi 45 poin. Bali United, yang berstatus juara bertahan, hanya bertengger di urutan keenam dengan 35 angka.

Pelatih Bali United, Stefano ‘Teco’ Cugurra, menyadari benar bahwa tim asuhannya sedang tidak dalam kondisi terbaik. Sejak menundukkan

PSIS Semarang 3-0 pada akhir putaran pertama, Bali Utd kemudian selalu gagal memetik poin maksimal. Dengan kata lain, belum ada kemenangan yang mereka raih dari 4 laga terakhir pada putaran kedua. Bahkan catatan itu kian menurun, lantaran Bali juga kalah dari Barito Putera, tim yang waktu itu masih menghuni juru kunci klasemen.“Kesalahan di pertandingan terakhir bukan karena kondisi fisik, namun hilangnya konsentrasi. Fokus kami sekarang adalah Persib Bandung, karena mereka sedang dalam performa bagus. Kami butuh kemenangan dan semoga bisa mendapatkannya melawan Persib,” kata Teco dikutip dari laman Bali United.(bol/trt/rur)

PERTAMA: Aksi Jeka Saragih saat melawan petarung dari India, Anshul Jubi pada Road to UFC 2022 yang digelar di Las Vegas, Amerika Serikat, pada Minggu (5/2) WIB.

Petarung

Indonesia

Pertama di UFC

JAKARTA–Atlet seni bela diri Jeka Saragih resmi terpilih menjadi petarung (fighter) asal Indonesia pertama yang dikontrak oleh Ultimate Fighting Championship (UFC) untuk berkompetisi di atas ring bela diri campuran (mix martrial art/MMA).

Dalam video pendek dari Mola, yang diterima di Jakarta, Kamis (9/2) kemarin, Jeka bersama perwakilannya telah menandatangani kontrak lima pertarungan bersama UFC. “Untuk masyarakat Indonesia, khususnya Sumatra Utara, Siantar, Simalungun, mohon doa dan dukungannya untuk pertarungan saya nanti di UFC,” kata Jeka dalam video pendek tersebut. Sebelumnya, Jeka juga menjadi finalis pada Road to UFC 2022 yang digelar di Las Vegas, Amerika Serikat, pada Minggu (5/2) WIB. Namun, ia harus menelan kekalahan dari Anshul Jubli, petarung asal India. Meski demikian, Jeka dinilai memiliki potensi untuk melebarkan sayapnya di dunia seni bela diri profesional lewat UFC. Adapun Jeka merupakan petarung Indonesia pertama yang masuk sebagai finalis di Road to UFC. Di babak semifinal, ia berhasil menang KO di ronde pertama di menit 2.41 mengalahkan petarung asal Korea Selatan Ki Won-Bin. “Saya bangga, saya bisa membuktikan bahwa petarung Indonesia patut diperhitungkan,” kata Jeka usai pertandingan tersebut. Untuk mencapai hal tersebut, Jeka mengikuti latihan intensif di Amerika selama berbulan-bulan sebagai persiapannya di Road to UFC. “Mental saya benar-benar diuji, karena di sana saya berlatih bersama para petarung UFC dan Cage Warrior. Selain itu, saya selalu menjaga kedisiplinan selama training camp, agar tidak hilang fokus. Mulai dari makan, istirahat dan latihan, saya lakukan dengan disiplin,” kata dia.

Sementara itu, Jeka selanjutnya akan kembali berlatih intensif untuk menjalani debutnya di UFC.(jpc)

ALLSPORT RADAR BOGOR JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H HALAMAN 7 https://bozzfoods.mygostore.com GRAHA PENA BOGOR JL KHR ABDULLAH BIN NUH NO 30 TAMAN YASMIN BOGOR
BERSIAP: Kontingan Kota Bogor saat dilepas mengikuti Porprov XIV Jawa Barat 2022 di Alun-alun Bogor, 31 Oktober 2022 lalu. AMANKAN PUNCAK : Para pemain Persib Bandung berlatih di bawah arahan Luis Milla. (LIGA INDONESIA BARU)

Sambutan Bima dan Kalender Bacaleg Ditelusuri

BOGOR–Dugaan pelanggaran

kampanye Wali Kota Bogor, Bima Arya saat sambutan, dan pembagian kalender yang

diduga dilakukan Bakal Calon

Legislatif (Bacaleg) atas nama

Tri Riyanto, berbuntut panjang.

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Bogor menaikan status kedua temuan tersebut menjadi penelusuran.

Diketahui, kedua dugaan

pelanggaran itu ditemukan

saat perhelatan Bogor Street

Festival Cap Go Meh (BSF

CGM) 2023 yang berlangsung

pada Minggu, 5 Februari 2023

lalu. ”Statusnya saat ini istilahnya penelusuran,” kata Anggota

Bawaslu Kota Bogor, Firman Wijaya kepada wartawan, Kamis (9/2).

Menurut Firman, untuk

persoalan sambutan Bima Arya yang mendoakan Dedie A

Rachim menjadi penerusnya

sebagai Wali Kota Bogor, itu

Laporan Hasil Pengawasan (LHP)-nya masih di Panwascam Bogor Tengah.

Sementara, untuk pembagian kalender yang diduga dilakukan

Bacaleg atas nama Tri Riyanto, akan ditindaklanjuti Panwascam Bogor Selatan.

”Soal pak Walkot Bima, LHPnya masih di Panwascam Bogor

Tengah, info semalam mereka mau pleno dulu,” ucap Firman

Wijaya. ”Kalau soal dugaan pembagian kalender, tadi saya sudah ke

Panwascam Bogor Selatan

untuk ditindaklanjuti. Karena locus pelanggarannya diduga di wilayah Bogor Selatan,” tukasnya. Sebelumnya, ada yang berbeda dalam perhelatan Bogor Street Festival Cap Go Meh (CGM) 2023 yang berlangsung pada Minggu (5/2) pekan lalu.

Dalam kesempatan itu, Wali

Kota Bogor, Bima Arya tiba-tiba

mendoakan Dedie A Rachim

menjadi Wali Kota Bogor.

Mulanya, dalam sambutan

Bima Arya, ia mengaku perhelatan Bogor Street Festival CGM

2023 ini merupakan hari yang

spesial baginya. Sebab, acara ini dihadiri

tamu-tamu istimewa mulai

dari Wamenkraf, Gubernur

Jabar, Anggota DPR RI, Forkopimda Kota Bogor, Rekrot IPB University hingga tokoh lintas agama.

Namun, saat menyebutkan

nama Dedie A Rachim sebagai

soulmate. Dia berhadap Dedie

jadi penerusnya sebagai Wali

Kota Bogor.

”Hari ini merupakan hari yang spesial karena berkumpulnya tamu-tamu istimewa.

Saya juga didampingi oleh

soulmate saya yang Insya Allah

Wali Kota Bogor mendatang,

yakni Wali Kota Bogor Kang

Dedie A Rachim,” kata Bima

Arya. Tak sampai situ, Bima Arya

juga meminta restu kepada

ribuan warga yang mendatangi

Bogor Street Festival CGM 2023

untuk mendukung Dedie A Rachim sebagai penerusnya.

”Diaminkan tidak?” tanya Bima

Arya kepada warga yang disambut riuh ucapan ”Amin”(ded)

Bawaslu Terjunkan 500 PPS

CIBINONG–Saat ini sudah ada tim pengawasan pemilu tingkat desa yang telah melaksanakan tugasnya sejak Oktober 2022.

Ketua Bawaslu Kabupaten

Bogor, Irvan Firmansyah, mengaku pihaknya akan memaksimalkan tugas dan fungsi dalam pengawasan pemilihan umum (pemilu) 2024.

Ia menjelaskan saat ini terdapat 120 Pengawas Pemilu (Panwaslu) di kecamatan. Masing-masing kecamatan tedapat tiga orang, sedangkan Panwaslu tingkat desa atau kelurahan sebanyak satu orang.

Anggota PPS Cibuluh Bukan Kader PKS

BOGOR–Partai Keadilan Sejahtera

(PKS) Kota Bogor membantah salah satu anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) di Kelurahan Cibuluh, yang diduga sebagai pengurus Partai Politik (Parpol) merupakan bagian dari kadernya.

Kepastian itu diungkapkan Anggota

Sehingga totalnya ada sekitar 500 Panwaslu di Kabupaten Bogor. “Harapan kami tentu bisa lebih memaksimalkan tugas fungsi kami di pengawasan pemilu untuk 2024,” kata Irvan.

Dengan adanya Panwaslu di tingkat desa dan kecamatan, Irvan berharap pemilu di Kabupaten Bogor bisa berjalan jujur dan adil. Sebelumnya, jelang persiapan pemilihan kepala daerah (pilkada) 2024, Bawaslu mengajukan bantuan anggaran Rp53 miliar kepada Pemerintah

Kabupaten (Pemkab) Bogor. Anggaran tersebut nantinya akan digunakan untuk menutupi segala kebutuhan Bawaslu, salah satunya membeli mebel atau perlengkapan gedung baru Bawaslu Kabupaten Bogor.

“Yang sudah kita ajukan sekitar Rp53 miliar, baru kita ajukan dulu,” katanya. Irvan mengungkapkan saat ini kantor Bawaslu masih membutuhkan beberapa mebel atau alat-alat kantor, serta tambahan Sumber Daya Manusia (SDM) untuk memaksimalkan kinerja Bawaslu pada pilkada 2024.(mtr)

DPRD Kota Bogor dari Fraksi PKS Kota Bogor, Endah Purwanti, usai memberikan klarifikasi ke Panwascam Bogor Utara. ”Bisa ditanyakan ke Panwascam,” kata Endah, Rabu (8/2) kemarin.

Sebanyak 21 pertanyaan yang dilontarkan Panwascam Bogor Utara pun terjawab dengan baik dan lugas.

”Sebagai warga negara yang patuh hukum, wujud demokrasi saya memenuhi undangan, dan sangat apresiasi kepada Panwascam karena menjalankan fungsi tugas dengan baik,” ucap Endah.

”Pertanyaan dari Panwascam terjawab baik dan lugas, karena hal yang wajar

anggota dewan turun wilayah mengundang tokoh dalam kegiatan masyarakat, tapi saya pun sangat apresiasi Panwas cam dengan fungsi tugasnya,” ujar pengurus PKS Kota Bogor itu. Sebelumnya, Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Bogor Utara, Kota Bogor tengah mendalami kasus dugaan salah satu anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) di Kelurahan Cibuluh yang merupakan pengurus atau anggota partai politik (parpol).

Pendalaman temuan ini berdasarkan hasil penyelidikan Panwascam Bogor Utara yang sudah teregistrasi sejak Selasa, (22/1).

Ketua Panwascam Bogor Utara, Rasyid Ridho mengatakan, awalnya kasus ini bisa masuk ke tahap pendalaman berawal dari adanya aduan dari masyarakat, yang melaporkan langsung ke Kantor Sekretariat Panwascam Bogor Utara.

Kemudian, pihaknya melakukan

tahap klarifikasi terhadap pelapor tersebut, sehingga yang bersangkutan menunjukan beberapa bukti keterlibatan anggota PPS ini sebagai pengurus Parpol. “Setelah dilakukan klarifikasi beliau menunjukan bukti-buktinya ada foto, dan satu orang saksi,” kata Ridho kepada wartawan Senin, (6/2).

Usai mendapatkan bukti-bukti yang mendukung, pihaknya langsung melakukan tahap klarifikasi terhadap anggota PPS yang diduga sebagai pengurus Parpol tersebut.

“Berdasarkan hasil klarifikasi terhadap terlapor, dia menyatakan tidak mengakui sebagai anggota atau pengurus Parpol,” ucap Ridho.

“Disitu dia juga bercerita, sempet ketika mendaftar ke PPS, terus di skrining SIPOL tercantum di partai. Nah beliau menyangkal dan sudah melakukan klarifikasi ke KPU,” sambung dia.(ded)

RADAR BOGOR JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H HALAMAN 8
POLITIK
MEMBANTAH : Pemgurus Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Bogor, Endaj Purwanti, membantah salah satu anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) di Kelurahan Cibuluh, yang diduga sebagai pengurus Partai Politik (Parpol) merupakan bagian dari kadernya.

Dedie Rachim: Pers Harus Kawal Pemilu

BOGOR–Peringatan Hari

Pers Nasional (HPN) 2023, di Kota Bogor, berlangsung khidmat dan sederhana, di Sekretariat PWI Kota Bogor, Kamis (9/2). Ketua PWI Kota Bogor, Arihta Utama Surbakti, mengatakan bahwa HPN yang mengangkat tema “Pers Bebas, Demokrasi Bermartabat”, menjadi momentum peringatan bagi seluruh insan pers dalam memasuki tahun politik. “Tahun politik ini, pers

harus dalam posisi yang netral dan independen, namun memang secara personel wartawan juga adalah warga negara yang punya hak politik,” kata Arihta. Peringatan HPN 2023, sekaligus Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) itu juga dihadiri Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim, dan Ketua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto. Dedie Rachim

berpesan, pers harus mengawal proses demokrasi menuju Pemilu 2024 dengan damai. “Peran pers juga diharapkan dapat membantu semua masyarakat, mendapatkan pemimpin sesuai harapan,” pesan Dedie.

Semantara Ketua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto, berharap pada peringatan HPN 2023 dan HUT ke-77 PWI, pers Kota Bogor dapat berkontri busi semakin besar bagi

Petani Rugi,

bangsa. “Pers juga memiliki fungsi sebagai pengawas dan legislasi, mengingatkan masalah apa yang ada dilapangan, untuk disiarkan kembali ke masyarakat,” tegas Atang. Kegiatan syukuran juga diakhiri dengan peresmian Marbot Mart Masjid An Naba, persis di belakang kantor sekretariat PWI Kota Bogor oleh Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso. (ded/c)

Pemkot Tak Untung

“Kami diberitahu oleh Sekretaris Dinas (Ketahanan Pangan dan Pertanian) bahwa lahan (bertani) ini akan digunakan. Alat berat sudah masuk, dan kami mesti memindahkan seluruh tanaman hari itu juga. Jika tidak, alat berat akan terus maju,” tutur petani penggarap lahan, Teguh Dwibyo Subroto. Teguh mengaku sadar, sewaktu-waktu lahan itu dapat digunakan kembali oleh Pemkot Bogor. Namun dia menyayangkan kebijakan tersebut dilakukan secara tibatiba. Tanpa ada kesempatan yang diberikan kepada para petani untuk membereskan hasil kerja selama ini.

“Kami sudah coba jelaskan untuk memindahkannya butuh waktu dan banyak tenaga.

Sementara kami keteteran, hanya ada dua orang dan dibantu enam orang dinas.

Dan meskipun dipindahkan, tanaman itu belum tentu hidup dan bisa dijual,” aku Teguh.

Dari total luas 3.000 meter, Teguh menyebut sudah 20 persen luas kebun terkena gilas alat berat. Itu membuat banyak tanamannya hancur. “Kami merugi karena kami nabung ditanaman, saat ini masih 20 persen yang dihancurkan. Kalau sampai 100 persen kami bisa rugi ratusan juta,” ucap Teguh. Oleh karena itu, dia berharap, Pemkot Bogor memberikan kompensasi petani untuk pindah. Sebab sudah banyak biaya yang dipakainya.

Kepala DKPP Kota Bogor, Chusnul Rozaqi, membenarkan adanya penataan oleh DKPP di lahan tersebut. Hal itu dilakukan dengan tujuan merapikan kembali lahan milik pemerintah di sana. “Lahan kami seperti hutan belantara, tidak terurus. ilalang tinggi bahkan menutupi sebagian lahan. Makanya saya langsung melakukan penataan, di lahan yang luasnya 2,1 hektare itu. Kalau tidak diurus maka tidak akan bermanfaat,” ucapnya kepada Radar Bogor, Kamis (9/2).

Penataan juga dilakukan untuk mencegah adanya hewan yang membahayakan. “Analoginya, kita punya tanah tapi dikelola orang, tapi tidak diurus, terus mau didiamkan saja? Pasti mau dirapikan. Kalau ada binatang atau lainnya, kan jadi bahaya,” imbuh dia. Chusnul juga membenarkan lahan tersebut tengah dikelola dan dimanfaatkan oleh Teguh, untuk pembibitan pohonpohon buah. Namun dia mengungkapkan, selama ini tidak ada dasar perjanjian antara Teguh dengan DKPP. Bahkan, dia mengaku, DKPP selama ini tidak menerima keuntungan sepeser pun dari pemanfaatan lahan itu. “Tidak ada perjanjian, tidak ada sewa, dan tidak ada keuntungan yang diberikan. Justru ini salah, ketika aset dikelola orang, ada keuntungannya tapi tidak masuk ke sini (dinas). Seharusnya ada perjanjian, beauty contest, lelang untuk pemanfaatan aset,” tegas Chusnul. Oleh sebab itu, Chusnul meminta Teguh untuk

”Titipan” Dewan di Open Bidding

memindahkan asetnya dari lahan itu.

Chusnul menampik tidak memberikan waktu bagi Teguh, untuk memindahkan tanamannya. Ia mengaku sudah memberi informasi dan memberikan waktu, selama sepekan sampai Selasa (14/2) depan. Dia juga membantah soal tudingan merusak bibitbibit pohon yang ditanam oleh Teguh.

Bibit yang berada di polybag tersebut, hanya dialihkannya sementara dan seluruhnya masih dalam kondisi baik serta hidup. “Bibitnya aman. Kalau yang ditanam memang perlu waktu. Jadi kami beri waktu seminggu untuk dirapikan,” terang dia. Chusnul juga mengatakan, tidak dapat memberi kompensasi kepada Teguh. Sebab sejak awal, Teguh tidak menyewa atau pun memberikan keuntungan kepada DKPP. Ke depan, Chusnul berencana menata ulang lahan tersebut, menjadi eduwisata yang berkonsep nursery dan farm field. (fat/c)

Holding Ground Ikan Hias Terbengkalai

dari Hal 12

Sekretaris DKPP Kota Bogor, drh Wina, menjelaskan bahwa bangunan tersebut sudah lama terbengkalai. Beberapa bagian bahkan mulai runtuh. Sudah bertahun-tahun bangunan ini tak mendapat perawatan.

Alasannya: tak ada anggaran.

“Bangunan ini dulu dijadikan

tempat pembenihan ikan hias yang akan dibagikan ke peternak ikan yang ada di Kota Bogor. Ikan yang dikembangbiakan itu corydoras, manfis. Bahkan dulu sempat akan budidaya arwana,” ucap dia.

Namun, karena tidak adanya anggaran perawatan, bangunan ini tidak berfungsi kembali dan dibiarkan terbengkalai. Kondisi ini membuat potensi

kerja sama terpaksa tidak dilanjutkan.

“Sempat ada kelompok yang berminat mengelola dan bekerja sama dengan DKPP.

Tapi kondisinya mengkhawatirkan dan rawan roboh, sehingga kami tidak memberikan izin. Khawatir ada korban jiwa,” ucap Wina. Dia berharap, ada anggaran untuk merevitalisasi bangunan

dan menghidupkan kembali aktivitas pembenihan ikan. Wina meyakini, potensi dari pembenihan ikan hias bisa mengharumkan Kota Bogor.

“Adanya holding ground diharapkan bisa meningkatkan potensi ekspor ikan, dan mengatasi kesulitan ekonomi peternak ikan hias,” tutur Wina. (fat/c)

Kembangkan Inovasi Bernilai Rp160 Miliar

Sambungan dari Hal 12

IPB University lagi-lagi menyepakati kerja sama untuk membuat sebuah inovasi. Tidak melibatkan kampus dalam negeri. IPB University kali ini menjalin kerja sama dengan

Seoul National University (SNU), dan Korea International Cooperation Agency (KOICA).

Kerja sama pengembangan inovasi lingkungan dan biosains dengan nilai proyek Rp160 miliar itu, digadang akan berjalan selama tujuh tahun.

Melakukan adaptasi manajemen penggunaan teknologi Korea yang tinggi.

“Ini kerja sama dalam bidang lingkungan dan biosains.

Jadi IPB concern kepada ilmuilmu biosains atau hayati, yang kemu dian juga lingkungan,” kata Rektor IPB University, Prof Arif Satria, di IICC, Rabu (8/2).

Arif menjelaskan, proyek ini akan mendorong kinerja penelitian, dengan memperkuat

kapasitas penelitian dan pengembangan di bidang pertanian, dan biosains, menyediakan layanan pendidikan yang berkualitas dengan memperkuat kapasitas dosen, dan untuk mempromosikan kerja sama industri-akademisi, melalui program pertukaran, penelitian bersama. Dia menyebutkan, Korea sendiri memiliki dua arus utama dalam pembangunan. Yakni digital desk dan green deal. “Concern Pemerintahan Korea kemudian ingin membantu dunia ketiga, seperti Indonesia dengan dua hal ini.

Digitalnya dibantu, green-nya dibantu. IPB kebetulan kebagian yang lingkungan,” jelas Arif.

Maka dari itu, kata dia, alatalat laboratorium yang canggih dari Korea, nantinya akan masuk ke IPB University. Supaya riset IPB juga semakin meningkat dan akan banyak implikasinya. Di samping itu, beasiswa kelu ar negeri

akan semakin banyak, dosendosen IPB University juga bisa keluar negeri.

“Ahli-ahli Korea akan datang ke IPB, dan pelatihan-pelatihan dari dosen IPB akan semakin banyak ke Korea dalam bidang penguasaan alat-alat laboratorium yang canggih ini,” ujar Arif.

Dia menambahkan, kerja sama dengan KOICA ini berawal ketika Presiden KOICA sedang berkunjung ke Kebun Raya Bogor. Atas arahan Arif, staf dari IPB University mengundang Presiden KOICA agar berkunjung ke IPB.

Saat itu, Arif mempresentasikan visi IPB University selama sekitar 10 menit. Hal itu membuat Presiden dari lembaga yang membantu pengembangan negara lain ini, menjadi tertarik.

“Kemudian IPB diminta untuk berkolaborasi dengan SNU, untuk membuat proposal bersama kemudian diajukan.

Alhamdulillahh disetujui dengan nilai yang sangat besar, sekitar

Rp 160 miliar,” tuturnya. Sementara itu, Direktur Program Internasional IPB University, Iskandar Zulkarnain Siregar, menambahkan, kerja sama KOICA dengan IPB University merupakan langkah strategis. Karena keanekaragaman hayati yang dimiliki Indonesia, tidak dimiliki oleh Korea. Sebaliknya, teknologi canggih di Korea belum dimiliki Indonesia. Menurutnya, dari kerja sama ini, IPB University ingin mengadopsi dan mengadaptasi manajemen riset dengan penggunaan alat-alat laboratorium yang mumpuni.

Di sisi Korea, kata dia, kekayaan keanekaragaman hayati, obat-obat herbal yang dihasilkan, pangan, dan obatobatan lain menjadi daya tarik kerja sama.

“Kami ada pangan, lalu nanti penelitian molekuler-molekuler dari bahan obat yang belum kita tahu. Dengan alat-alat laboratorium dari Korea itu,” tukas dia.(ded/c)

“Pertama, sosok dengan kualifikasi tertentu perlu juga dicari, terutama adalah integritas. Kedua, kemampuan teknis, mulai dari perencanaan hingga dengan aspek teknis,” kata Atang kepada wartawan, Kamis (9/2).

Menurut dia, siapapun sosok yang akan menjabat di DPUPR nanti, harus memahami secara keilmuan di bidangnya. Sehingga paham apa yang harus dilakukan, dan dapat mencari solusi ketika ada masalah. Selain itu, pemimpin dinas strategis harus dapat memahami apa

yang terjadi di lapangan. Karena terkadang, pekerjaan infrastrukrur yang telah direncanakan menggunakan uang rakyat, justru tidak memenuhi kualifikasi.

“Sosok kepala dinas yang mampu berkomunikasi dan berkoordinasi dengan baik untuk seluruh komponen dan stakeholder di Kota Bogor.Juga memiliki jiwa kepemimpinan yang tinggi,” tukas Atang. Politisi PKS itu juga memberikan catatan permasalahan yang kerap terjadi di DPUPR Kota Bogor. Seperti beberapa pekerjaan dan proses lelang yang terlambat, hingga penyelesaian pekerjaan di akhir

tahun tidak tepat waktu. Atas kejadian itu, Atang meminta pengawas yang ada di DPUPR harus lebih kuat.

“Ketepatan waktu dalam penyelesaian perlu diperbaiki dimasa-masa yang akan datang,” imbuh dia. Kemudian kepala DPUPR dapat menangkap usulan dari bawah, terutama dari usulan Musrembang yang tepat sasaran. “Sebaiknya Musrembang bisa tepat sasaran, karena ada beberapa usulan yang sifatnya tahunan (belum terealisasi), itu pertanda usulan prioritas yang perlu ditangkap PUPR,” tukas dia. (ded/c)

Sembilan Titik Bencana Kepung Bogor

Kepala BPBD Kota Bogor, Teofilo Patrocinio Freitas mencatat, sembilan titik bencana itu, merupakan empat pohon tumbang dan lima rumah rusak.

“Total kejadian yang tercatat hingga pukul 12:30 WIB, ada sembilan kejadian bencana,” kata Theo, Kamis (9/2).

Di antaranya, pohon tumbang di Jalan KH TB M Falak, di Jalan Puter No 7, RT 03/06, di Taman Peranginan, Jalan Jenderal Sudirman, dan pohon tumbang di Villa Bogor Indah Blok E, RT 02/12. Sementara untuk rumah rusak akibat angin kencang, kata dia, terjadi di Kampung Karamat, RT 02/01, Kelurahan Panaragan, di RT 03/07, Kelurahan Katu-

lampa, di Jalan Rd Kosasih, RW 08, Kelurahan Cikaret, dan di RT 02/07, Kelurahan Empang. Terakhir, rumah rusak menimpa warga di Kampung Bubulak, RT 003/004, Kelurahan Kencana. “Sampai saat ini, belum diterima informasi adanya korban luka,” ucap Theo. Saat ini, lanjut dia, beberapa titik sudah dilakukan penanganan. (ded/c)

Desain Perbaikan

Jembatan Satu Rampung

12

Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR), Rena Da Frina menuturkan, PUPR baru menyelesaikan desain pembangunan jalan. “Akses jalan itu nantinya akan lebih luas, kami sudah menyelesaikan desainnya,” ucap Rena kepada Radar Bogor, Kamis (9/2). Rena mengatakan, pembangunan direncanakan akan berlangsung selama empat bulan. Selama pembangunan berlangsung, akses jalan hanya akan bisa dilalui oleh kendaraan roda dua saja. “Besok (hari ini, red) (10/2),

kami akan ke Kecamatan Tanah Sareal untuk diskusi terkait rencana penutupan itu. Lalu di hari Senin (13/2), kami akan undang Dinas Perhubungan (Dishub), RT, RW, dan pihak ketiga untuk membahas rekayasa lalu lintasnya. Jadi akan ada sosialisasi dulu sebelum penutupan,” terang Rena.

Dia pun membeberkan, akses jalan warga Cilebut itu, masih menggunakan anggaran dari skema Belanja Tidak Terduga (BTT), sebesar Rp2,3 miliar. “Tahap 1 yang dilakukan tahun lalu anggarannya sebesar Rp1,7 miliar,” jelas dia. Sebagai informasi, akses jalan Jembatan Satu diterjang ben-

cana longsor pada 11 September 2022. Karena tak kunjung dibenahi, warga akhirnya sempat memperbaiki jalan tersebut secara swadaya. Namun proyek ini kemudian diambil alih oleh Dinas PUPR Kota Bogor, pada November 2022. Saat pekerjaan berlangsung, proyek ini sempat mengalami longsor susulan pada 6 Desember 2022. Akibatnya, akses jalan kembali ditutup. Jembatan satu baru bisa kem bali dibuka dan dilalui kendaraan roda dua, pada 20 Desember 2022. Terkini, ruas jalan itu sudah bisa dilalui kendaraan roda empat. (fat/c)

METROPOLIS RADAR BOGOR JUMAT, 10 FEBRUARI 2023 19 RAJAB 1444 H I HALAMAN 11
SOFYANSYAH/RADAR BOGOR POTONG TUMPENG: Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim, Ketua DPRD, Atang Trisnanto, Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso bersama Ketua PWI, Aritha Surbakti melakukan potong tumbeng di Hari Pers Nasional 2023, kemarin.
Sambungan
Sambungan dari Hal
Sambungan dari Hal 12 Sambungan dari Hal 12 Sambungan dari Hal 12

Petani Rugi, Pemkot

Tak Untung

PETANI di Cipaku, Bogor Selatan, mengeluhkan lahan bercocok tanam digusur

Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor. Memang lahan yang dipakai bertani milik Pemkot Bogor. Namun, petani mengaku tak mendapat pemberitahuan sebelumnya soal penggusuran itu.

PENGGUSURAN: Alat berat terlihat di lahan milik DKPP Kota Bogor yang berada di Cipaku, sedang merapikan lahan yang selama ini dimanfaatkan petani di sana.

”Titipan” Dewan di Open Bidding

BOGORKetua DPRD Kota Bogor, Atang Trisnanto, angkat suara terkait rencana Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor melelang dua jabatan Kepala Dinas (Kadis). Yakni untuk

Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR), dan Dinas Arsip dan Perpustakaan (Diarpus) Kota Bogor. Atang mengingatkan beberapa hal yang

harus menjadi perhatian karena DPUPR merupakan salah satu OPD strategis.

TAK TERURUS: Kondisi terkini Holding Ground Ikan Hias milik DKPP yang terlihat tidak terurus dan beberapa

Perluas Wawasan

Lewat Dialog

BERDIALOG jadi hobi yang digemari Direktur

Komite Pemantau Legislatif (Kopel) Jabodetabek, Anwar Razak.

Bagi dia, berdialog banyak memberikan kesan dan pelajaran yang didapat.

Di waktu senggangnya, dia kerap mengunjungi daerah-daerah pelosok di Bogor, untuk mengunjungi wisata alam, sekaligus wisata sosial.

Kunjungannya selalu dibarengi dengan obrolan ringan bersama warga sekitar.

“Mengobrol dengan masyarakat bisa mendengar banyak hal, keluh kesah, tradisi, cerita-cerita unik dalam bersifat kearifan lokal, hingga sejarah yang tidak bisa ditemukan dalam buku,” ucap dia.

Di samping itu, Anwar juga menambah wawasannya di waktu senggang, lewat membaca artikel dan hasil penelitian. Topik yang paling disukai Anwar, yaitu soal kebijakan publik dan seputar dunia politik. (fat/c)

Holding Ground Ikan Hias Terbengkalai

BOGORDinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Bogor, punya banyak pekerjaan rumah yang harus segera dibenahi. Salah satunya soal pengelolaan aset yang terbengkalai, seperti bangunan holding ground ikan hias, di Keluarahan Cipaku, Bogor Selatan. Kondisinya kini, rusak berat dan membahayakan.

FATUR/RADAR BOGOR

Desain Perbaikan

Jembatan Satu Rampung

BOGORPerbaikan Jalan Ahmad Yunus atau yang lebih dikenal dengan nama Jembatan Satu, kembali dilanjutkan. Pembangunan jalan yang rusak akibat longsor di tahun lalu itu, bakal dimulai pekan depan.

DESAIN Baca Hal 11

Akses jalan itu nantinya akan lebih luas, kami sudah menyelesaikan desainnya.”

RENA DA FRINA Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR)

SOFYANSYAH/RADAR BOGOR

SEGERA DIPERBAIKI: Penampakan Jembatan Satu, akses warga yang yang perbaikannya tertunda sejak akhir tahun kemarin.

SOFYANSYAH/RADAR BOGOR

Salah satu pohon besar di Jalan KH TB M Falak yang tumbang diterpa angin kencang yang melanda Kota Bogor, kemarin.

Sembilan Titik Bencana Kepung Bogor

BOGORHujan disertai angin kencang yang terjadi di Kota Bogor pada Kamis, (9/2), menimbulkan bencana di sembilan titik.

SEMBILAN Baca Hal 11

Intip Kerja Sama IPB dan Seoul National University

Kembangkan Inovasi Bernilai Rp160 Miliar

Kampus terbesar di Bogor kembali melebarkan sayap kerja samanya. IPB University menjalin kerja sama baru dengan Korea Selatan, untuk mengembangkan inovasi lingkungan dan biosains.

Laporan: DEDE SUPRIADI

METROPOLIS jumat 10 februari 2023 19 Rajab 1444 H HALAMAN 12 CUACA BOGOR HARI INI PRAKIRAAN Sumber: www.bmkg.go.id HUJAN SEDANG SIANG HUJAN RINGAN PAGI HUJAN RINGAN MALAM
PETANI Baca Hal 11
bagian bangunan rusak.
KERJA SAMA: Momen penandatanganan kerja sama antara IPB University dengan Seoul National University untuk mengembangkan inovasi lingkungan dan biosains. FATUR/RADAR BOGOR TITIPAN Baca Hal 11 HOLDING Baca Hal 11 KEMBANGKAN Baca
TUMBANG:
Hal 11
IPB UNIVERSITY FOR RADAR BOGOR ANWAR RAZAK

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.