16 HALAMAN
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
Rp 3.000
Oknum Guru Agama Terancam Hukuman 3,6 Tahun Lempar Sepatu ke Siswa
KORUPSI Kapolda Didesak Buka Kembali 4 Kasus Korupsi
PEKALONGAN - Waryono (40), seorang oknum guru Agama di SD Negeri Kandang Panjang 10, Pekalongan Utara, Kota Pekalongan, Jumat (20/ 2) dilaporkan ke Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polres Pekalongan Kota. Waryono dilaporkan telah melakukan kekerasan terhadap anak didiknya karena melempar seorang siswanya dengan sepatu hingga korke hal 7 kol 5
WAHYU HIDAYAT
SEMARANG - Selama 2014, Polda Jawa Tengah telah mengeluarkan surat perintah penghentian penyidikan (SP3) terhadap empat kasus korupsi di wilayah Jawa Tengah. Sekretaris Komisi Penyelidikan Pemberantasan Korupsi Kolusi dan Nepotisme (KP2KKN) Jawa Tengah, Eko Haryanto, menduga dikeluarkannya SP3 tersebut karena ada kepentingan tertentu. Keempat kasus yang dihentikan selama 2014 tersebut yaitu pertama, kasus dugaan korupsi penyertaan modal APBD Rembang ke ke hal 7 kol 5
BA TU AKIK BATU
PINGSAN - Ibu korban dibopong beberapa orang untuk dibawa ke rumah sakit, lantaran jatuh pingsan di ruang PPA Satreskrim Polres Pekalongan Kota, Sabtu (21/2).
WAHYU HIDAYAT
DIPERIKSA - Oknum guru agama yang melempar sepatu ke anak didiknya, Waryono, sedang menunggu proses pemeriksaan kasus tersebut di ruang PPA Satreskrim Polres Pekalongan Kota, Sabtu (21/2).
DPR Buka Rahasia Loloskan BG Jebak Jokowi DPR JAKARTA terkesan sangat - Komisi memu III dahkan jalan bagi Komjen Budi Gunawan (BG) saat fit and proper test beberapa waktu lalu, padahal saat itu Komjen BG sudah dite
SINDONEWS
BATU AKIK - Banyak warga berburu bongkahan batu untuk disulap menjadi batu akik. Mereka kerap terjun ke sungai dan menelusuri aliran sungai untuk mencari batu.
Bawa Misi Kompromi JAKARTA - Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI) tak sepenuhnya
yakin dengan keputusan Presiden Joko Widodo menunjuk pelaksana tugas (plt) pimpinan Komisi Pemberantasan Korupai (KPK). Organisasi yang dirintis advokat senior Adnan Buyung Nasution itu bahkan menyebut Plt Ketua KPK, Taufiqurrahman Ruki memiliki agenda terselubung untuk ”mengamankan” kasus Komjen Budi Gunawan (BG). “Kami curiga ada agenda
apa yang dibawa Plt Ketua KPK sekarang ini. Jangan-jangan dia bawa agenda lain, agenda tersembunyi, agenda hentikan penyidikan dan pengungkapan kasus BG,” kata anggota YLBHI Muhammad Isnur di Jakarta, Minggu (22/2). Menurut Isnur, kecurigaan itu didasari pada pernyataan Ruki yang berniat melimpahkan kasus BG ke kepolisian ke hal 7 kol 1
UCAPAN SELAMAT
Demam Batu, Seniman Rela Telusuri Sungai
HARGA BERAS
YLBHI Tuding Ingin Selamatkan BG
tapkan Dalam tersangka diskusioleh bertajuk KPK.“Babak Baru KPK VS Polri” yang digelar di Cikini, Ja karta Pusat, anggota Komisi III DPR Bambang Soesatyo ke hal 7 kol 1
YOGYAKARTA - Banyak warga berburu bongkahan batu untuk disulap menjadi batu akik. Mereka kerap terjun ke sungai dan menelusuri aliran sungai untuk mencari batu guna disulap menjadi bati akik. Salah seorang pedagang batu akik, Teguh Paino mengatakan, dia bersama rekan-rekannya kerap hunting batu di sejumlah sungai yang ada di Kulonprogo. Mulai dari Sungai Serang, Sungai Progo sampai di sejumlah bukit di Samigaluh, ataupun Girimulyo untuk mendapatkan batu akik ke hal 7 kol 5
Misi Terselubung Pimpinan KPK
METROTVNEWS
DUKUNGAN - Komjen Budi Gunawan (tengah) bersama anggota dewan melambaikan tangan usai uji kelayakan dan kepatutan calon kapolri di ruang rapat Komisi III DPR, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu (14/1).
Presiden Joko Widodo memberikan ucapan selamat kepada Ketua sementara KPK, Taufiequrachman Ruki (kiri) usai pengucapan sumpah jabatan di Istana Negara, Jakarta, Jumat (20/2). AGUS WAHYUDI / JAWA POS
BW dan Samad Diperiksa Polisi Hari Selasa Bareskrim Terima Banyak Laporan
TERSANGKA
JAKARTA - Pimpinan KPK nonaktif Abraham Samad dan Bambang Widjojanto akan diperiksa polisi pada Selasa (24/2) atau besok. Bambang akan diperiksa di Mabes Polri Jakarta dan Samad akan diperiksa di Polda Sulselbar. “Iya, diperiksa Selasa pekan depan,” jawab Kabag Penum
VIVA
Dua pimpinan KPK nonaktif Abraham Samad dan Bambang Widjojanto usai mengumumkan penetapan Budi Gunawan sabagai tersangka. Akibat dari penetapan itu membuat mereka harus berurusan dengan Bareskrim Mabes Polri.
Divisi Humas Polri Kombes Rikwanto saat ditanya apakah BW akan diperiksa Selasa lusa. Hal itu dikatakan Rikwanto di sela-sela acara saat para pejabat Polri menerima Ikatan Alumni Universitas Indonesia (Iluni) di Rupatama Mabes Polri, Jl Trunojoyo, Jakarta, Minggu (22/2). Saat ditanya pemeriksaan Abraham Samad, Rikwanto menegaskan bahwa Samad juga akan ke hal 7 kol 1
Rebutan Baju dengan Kakak, Anak 7 Tahun Meninggal Dipukuli Ayahnya DONI KURNIAWAN/BANTEN RAYA
NAIK - Dalam beberapa minggu terakhir, harga beras terus melambung. Sejumlah daerah kategori penyangga panganpun tidak luput dari kenaikan harga bahan pangan pokok ini.
Kartel Harga Beras Diduga Libatkan Pedagang Besar? JAKARTA - Naiknya harga beras di pasaran diduga disebabkan adanya mafia beras yang memainkan harga serta melakukan penimbunan. Merespons hal tersebut, Komisioner Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Munrokhim Misanam mengaku, KPPU tengah melakukan monitoring guna mempertegas dugaan tersebut. ”Hasilnya kira-kira akan kita lihat pada akhir pekan depan,” kata Munrokhim Misanam, Ahad malam (22/2). Melihat fenomena kenaikan harga beras, berdasarkan pengamatannya pasokan sudah sangat cukup, baik di ke hal 7 kol 5
Sempat Minta Maaf ke Bapak dan Kakaknya MALANG - Deni (32), warga Jalan Lowokdoro, Gang III, RT 06 RW 04 Kelurahan Kebonsari, Kecamatan Sukun, Kota Malang, Jawa Timur, nekat memukul anak kandungnya sendiri hingga tewas. Penyebabnya sepele, hanya karena korban bertengkar dengan kakaknya rebutan baju yang didapat dari tantenya, yang baru datang dari Yogyakarta. Deni bersama Wati (37), istrinya, dikaruniai dua anak, yaitu Dina Marselina (8) dan Kasih Ramadhani (7). Deni dan Wati sudah cerai setahun lalu. Wati sendiri kini pulang ke kampung halamannya di Sulawesi. Kedua anaknya tinggal bersama Deni di Malang. Pemukulan dilakukan Deni pada pukul 11.00 WIB, Sabtu (21/2/2015), di rumah adik
DIPERIKSA Deni, ayah yang nekat memukuli anak kandungnya sendiri, hingga tewas. Hal itu dilakukan di Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu (22/2).
Misi Terselubung Pimpinan KPK
Biasanya misi titipan dari yang menitipkan... DPR Buka Rahasia Loloskan BG untuk Jebak Jokowi
Biasa umbar janji, akhirnya keceplosan umbar rahasia...
KOMPAS
kandungnya, Nur Aini, di Dusun Duwek RT 02 RW 04, Desa Sitirejo, Kecamatan Wagir, Kabupaten Malang.
Redaksi/Pemasaran/Iklan: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262
“Saat saya pulang dari sawah, diberitahu oleh adik saya (Nur Aini), kalau kedua anak saya nakal dan bertengkar terus. Re-
butan baju yang dia (Nur Aini) kasih ke anak saya, katanya oleholeh dari Yogya,” katanya ke hal 7 kol 1
E-mail: r4d4rpek4long4n@gmail.com, iklan_radar_pekalongan@yahoo.com Website: www.radarpekalonganonline.com
CKMY
NASIONAL
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
2
RADAR PEKALONGAN
LINT AS LINTAS Marwan Minta Kepala Desa Bentuk Tim Antinarkoba JAKARTA - Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (DPDTT) Marwan Jafar geram dengan tindakan para bandar narkoba yang kini mulai mengincar penduduk desa. “Saya sebagai menJPNN teri yang mengurusi Marwan Jafar desa, menyerukan desa perangi narkoba. Ayo jangan lengah, aparat desa bersama seluruh tokoh desa termasuk ulama, santri, ibu-ibu, pemuda, dan pelajar harus bersatu padu memerangi narkoba, mencegah narkoba masuk ke dalam kehidupan masyarakat desa,” ujarnya, Minggu (22/2). Menurut Marwan, ancaman narkoba masuk desa bukan hanya isapan jempol belaka. Banyak temuan fakta masyarakat desa mengkonsumsi narkoba. Mulai dari kaum tani, tukang kayu, kuli batu dan anak usia remaja yang ekonomi keluarganya tergolong pas-pasan. “Masuknya narkoba ke desa-desa telah menjadi ancaman serius terhadap tatanan kehidupan desa yang religius, harmonis, santun, kekeluargaan, dengan kearifan lokal,” tambah Marwan. Karena itu Marwan mengimbau kepada para kepala desa segera membentuk tim antinarkoba. Dengan begitu, upaya desa memerangi narkoba bisa lebih nyata dan berdayaguna. (gir/jpnn)
DPR Sarankan Pemerintah Terbitkan PP Baru untuk Honorer K2 JAKARTA - Anggota Komisi II DPR, Bambang Riyanto menyarankan kepada K e m e n t e r i a n Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPANRB) untuk menyiapkan rancangan peraturan pemerintah JPNN (RPP) tentang peBambang Riyanto ngangkatan honorer kategori dua (K2) yang tidak lulus tes. Pasalnya, akan sulit bagi honorer K2 diangkat menjadi CPNS tanpa adanya PP baru. Bambang mengatakan, persoalan tentang honorer khusus tahun 2012 seharusnya sudah tuntas dengan terbitnya PP Nomor 56 Tahun 2012 tentang Pengangkatan Tenaga Honorer tahun 2012. Namun, kata politikus di DPR yang membidangi aparatur negara itu, persoalannya bukan hanya honorer 2012. “Harus ada PP baru lagi. PP 56 Tahun 2012 kan sudah habis, tapi masalahnya belum tuntas. Itu sebabnya pemerintah harus menyusun PP baru lagi,” kata Bambang kepada JPNN Minggu (22/2). Menurutnya, pengangkatan honorer K2 tidak boleh disatukan dengan sistem penerimaan CPNS umum. Sebab, pelamar umum lebih ditujukan pada pelamar fresh graduated atau yang baru saja lulus kuliah. Sedangkan honorer K2 banyak yang sudah berusia di atas 35 tahun. (esy/jpnn)
BG Tak Dijamin Jadi Wakapolri JAKARTA - Setelah batak dilantik sebagai Kapolri, Komjen Budi Gunawan dikabarkan akan diangkat menjadi Wakapolri. BG -inisial Budi Gunawan- disebut-sebut akan mendampingi Komjen Badrodin Haiti yang telah ditunjuk oleh Presiden Joko Widodo sebagai calon Kapolri. Namun, Badrodin yang kini menjadi pelaksana tugas
(Plt) Kapolri mengaku belum dapat memastikan bahwa BG akan jadi wakilnya di kepolisian. Apalagi, Badrodin saat ini juga masih menjabat posisi Wakapolri. “Saya belum memikirkan hal itu karena Wakapolri masih ada. Saya masih Wakapolri,” ujar Badrodin di Mabes Polri, Jakarta, Minggu (22/2). Menurut Badrodin, keputusan tentang jabatan Wa-
kapolri sama dengan keputusan jabatan Kapolri. Artinya, prosesnya harus melalui Dewan Jabatan dan Kepangkatan Tinggi (Wanjakti) Polri. Selanjutnya, pengisian jabatan tinggi di kepolisian berdasarkan hasil dari Wanjakti Polri harus melalui keputusan presiden. “ Ya itu kan k eputus an Wanjakti, bukan keputusan saya pribadi. Keputusan
RADAR PEKALONGAN
Badrodin Haiti sebagai calon Kapolri dan membatalkan pencalonan Budi. Eggy mengaku tahu soal skenario itu berdasarkan pertemuan tertutup antara Presiden Jokowi dengan para petinggi partai pendukung pemerintah saat ini. Hasil rapat itu memutuskan bahwa BG akan diplot sebagai Tri Brata (TB) 2 atau Wakapolri. (flo/jpnn)
Balas Budi Australia, Kumpulkan Batu Akik dan Uang Koin JAKARTA - Bukan hanya warga Aceh yang tersinggung dengan pernyataan Perdana Menteri Australia Tony Abbott yang meminta pemerintah Indonesia mengenang jasa-saja mereka saat menjalankan program kemanusiaan pascagempa dan tsunami di Bumi Serambi Mekah itu. Pernyataan Abbott itu terkait nasib dua warga Australia, Andrew Chan dan Myuran Sukumaran, yang masuk daftar eksekusi terpidana mati. Jika warga Acech terutama keluarga korban tsunami menggalang pengumpulan batu giok atau batu akik untuk membalas budi bagi Australia, sejumlah warga di Jakarta megumpulkan koin. Aksi yang diberi nama Coin for Australia, yang dilakukan Koalisi Pro-Indonesia di kawawan Bundaran HI Jakarta, Minggu (22/2), mendapat respon tinggi dari warga ibukota. “Jangan mau harga diri kita ditawar oleh Tony Abbott,” tutur koordinator aksi Andi Sinulingga di Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta, Minggu (22/2). Koin-koin yang terkumpul nantinya digunakan untuk membayar atas komentar Abbott yang menyinggung bangsa Indonesia. Ungkapan bantuan Australia terkait tragedi tsunami Aceh dinilai sangat melukai perasaan Indonesia. Sementara, Gerakan Pejuang Rumah Korban Tsunami (GPRS) Meulaboh juga melakukan pengumpulan batu
KOMPAS
KUMPULKAN KOIN - Aksi pengumpulan koin untuk Australia dilakukan di Bundaran Hotel Indonesia, Minggu (22/2).
giok atau batu akik untuk membalas budi bagi Australia. Hal ini seperti diungkapkan Koordinator GPRS Meulaboh Edi Candra (43) warga Desa Ujung Baroh, Johan Pahlawan, Aceh Barat. ”Semoga batu mulia ini
dapat membayar jasa Autralia yang pernah diberikan membantu tsunami Aceh,” kata Edi, dua hari lalu. Nantinya, lanjutnya, batu mulia atau batu akik yang berhasil terkumpulkan, akan diberikan kepada Perintah Australia sebagai bentuk
membalas jasa terhadap program-program rehabilitasi yang pernah dijalankan pada wilayah pesisir Aceh. Dia katakan, batu mulia jenis giok sangat eksotis dan harganya mahal, cukup pantas untuk dikirimkan ke Australia sebagai bentuk balas
budi. ”Kami korban tsunami tidak terima kalau bantuan kemanusian dahulu dikaitkan dengan gembong narkoba. Makanya kami galang giok untuk membalas budi A u s t r a l i a ,” pu n gk a s n y a . (wok/indopos/sam/jpnn)
Bakar Teman Sendiri, BrigadirSoniTerancam HukumanMati
Dradjad Ajak Kader Bandingkan Suara PAN dari Pemilu ke Pemilu JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Dradjad H Wibowo mengajak kader-kader partainya untuk membandingkan kinerja para ketua umum di partai berlambang matahari itu. Menurutnya, hal paling JPNN mudah untuk memDradjad H Wibow bandingkan kinerja ketua umum PAN adalah dengan melihat perolehan suara di pemilu legislatif. “Saya memakai tolok ukur yang paling mendasar bagi semua parpol, yaitu perolehan suara dalam pemilu legislatif. Jika perolehan suara naik, kader-kader PAN tentu lebih berpeluang menjadi anggota DPR atau DPRD,” kata Dradjad melalui layanan pesan instan ke JPNN, Minggu (22/2). Lebih lanjut politikus berlatar belakang ekonom itu merinci perolehan PAN dari pemilu ke pemilu pasca-reformasi. Pada Pemilu 1999, PAN yang saat itu dipimpin Amien Rais meraih 7.528.956 suara atau 7,12 persen dari suara sah nasional. Sedangkan pada Pemilu 2004, perolehan suara PAN justru merosot menjadi 7.303.324 suara atau 6,44 persen dari suara sah nasional. (ara/jpnn)
Wanjakti terhadap bintang tiga itu harus melalui keputusan presiden,” tegas Badrodin. Sebelumnya, kabar BG akan menjadi Wakapolri disampaikan kuasa hukumnya, Eggy Sudjana. Menurut Eggy, kliennya mendapat tawaran posisi baru. Hal itu terkait dengan Keputusan Presiden Jokowi yang menunjuk Komjen Pol
MERDEKA
PENGAWALAN - Dua peswat Sukhoi dikerahkan untuk mengawal eksekusi mati Bali Nine.
TNI AU Kirim 3 Sukhoi Kawal Persiapan Eksekusi Mati Bali Nine BALI - Tiga pesawat tempur Sukhoi SU-30MKI telah datang di Base Ops Lanud Ngurah Rai Bali. Pesawat tempur Type Sukhoi SU-30MKI, kabarnya didatangkan khusus untuk mengawal ‘duo Bali nine’ terpidana mati kasus narkoba yang bakal dieksekusi dalam waktu dekat ini. Sebelum mendarat pukul 10.05 Wita, Minggu (22/2, mereka) sempat melakukan atraksi di areal Bandara Ngurah Rai sekitar 45 detik. Pesawat yang dikabarkan untuk mengantar Andrew Chan dan Myuran, ini didatangkan dari Lanud Hasanudin, Makassar,
Sulawesi Selatan. Informasi dari sejumlah anggota di Lanud Ngurah Rai, meyakinkan bahwa 3 pesawat tempur tersebut khusus dipersiapkan untuk mengawal ‘Dua Bali Nine’. “Ini memang disiapkan khusus untuk terpidana mati Bali Nine, itu perintahnya,” ujar salah seorang anggota Lanud Ngurah Rai. Kajati Bali, Momock BS dihubungi secara terpisah lewat ponselnya hanya meminta wartawan untuk bersabar. “Sabar nanti saat kita boyong, pasti saya hubungi wartawan. Sabar ya, pesawat sudah
siap. Dah ya, sabar,” kata Momock, Minggu (22/2) di Denpasar, Bali. Kepala Dinas TNI AU Marsekal Pertama Hadi Tjahjanto mengaku belum mendengar kabar ini. Namun menurutnya memang ada persiapan khusus soal pengamanan eksekusi ini sesuai perintah Panglima TNI. Sebelumnya Panglima TNI Jenderal Moeldoko menegaskan TNI mendukung langkah pemerintah untuk mengeksekusi gembong narkoba. Moeldoko menyiapkan pasukan dan mengaku TNI tak takut ancaman dari mana pun. (mrd)
KARIMUN - Seorang polisi di Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau, Brigadir Soni menjadi tersangka kasus pembunuhan. Anggota Polres Karimun itu tega membakar temannya sendiri yang bernama Sudirman. Kapolres Karimun, AKBP Suwondo Nainggolan mengungkapkan, Soni membakar Sudirman (29) pada Rabu (14/2) lalu sekitar pukul 21.45 di Desa Pongkar, Kecamatan Tebing, Karimun. Menurut Suwondo, polisi telah memeriksa 12 saksi, termasuk anggota Polres Karimun hingga akhirnya Soni ditetapkan sebagai tersangka. Selanjutnya, Soni dijerat pasal 340 juncto 355 ayat 2 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) tentang. Jika terbukti melakukan pembunuhan berencana se-
perti sangkaan polisi, maka Soni bisa terancam hukuman mati. Hanya saja, kepolisian masih menunggu petunjuk dari kejaksaan dalam menyidik Soni. “Sementara ini kita masih menunggu petunjuk dari jaksa,bisa saja berkembang dan sudah dilakukan koordinasi untuk menggelar rekonstruksi dalam waktu dekat ini,” kata Suwondo seperti dikutip Batam Pos. Soal motif pembunuhan, Suwondo mengatakan bahwa aksi nekad Soni karena dilatari utang-piutang sebesar Rp 40 juta. Hanya saja, sampai saat ini kepolisian belum memberikan sanksi internal ke Soni.“Kalau statusnya belum kita berikan sanksi, baik pemecatan maupun penurunan pangkat,” ujarnya. (jpnn)
AGUS SUPRIYADI/WONOSOBO EKSPRES
DROPPING AIR - Puluhan pelanggan PDAM di Kampung Manggisan, Mudal antre untuk mendapatlan dropping air dari mobil tangki PDAM Wonosobo kemarin ( 21/2).
Penasehat: M Alwi Hamu, Dwi Nurmawan, Komisaris: Suparno Wonokromo, Direktur Utama: Yanto S Utomo, Direktur: Muhammad Sukron
General Manager: Ade Asep Syarifuddin, Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab: Doni Widyo, Koordinator Liputan: Widodo Lukito, Redaktur Pelaksana Grafis: Roni Istanto, Liputan Kota: Abdurrahman (Redaktur), Wahyu Hidayat, M. Ainul Atho’ Kajen: Widodo Lukito (Redaktur), Triyono, Ahmad Junaedi, M Hadian, Batang: Doni Widyo (Redaktur), Nurul Fatah, Akhmad Saefudin Kendal: Nur Kholid MS, M. Arif Prayoga Bisnis: Dalal Muslimin (Redaktur), Pracetak: Damar Purbono, Saiful Ampri, Kurniawan, Keuangan: Rukayatun, Ovie, Melda Pemasaran: Eko Budiyanto (Manager), Mansyur, Iklan: Rosikin (Manager), Mudlofar, M Rifki Risyadi, Hendrawan Administrasi: Mirza. Alamat redaksi/iklan/pemasaran: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Kota Pekalongan, Telp. 0285-432234, Fax. 0285-4410262 Semarang: Anang Bastomi, Jakarta: Eko Suprihatmoko, Arif Badi K, Samsurijal, Alamat: Komp Widuri Indah Blok A.3 Jl Palmerah Barat No 353 Jakarta 12210 Telp (021) 5330976, 5333321, Faks (021) 5322629. Eceran Rp 3.000, Percetakan PT Cirebon Press Intermedia. Tarif Iklan: Umum/Display: Rp 25.000/mm kolom, sosial/keluarga Rp 18.000/mm kolom, iklan baris batik Rp 15.000 per baris, Iklan full colour Rp 35.000/mm kolom. Iklan halaman depan: tarif + 200%, Bank: Bank Mandiri Cabang Pekalongan an PT Wahana Semesta Pekalongan acc: 139-000-542-0595, Bank Jateng Cabang Pekalongan an PT Wahana Semesta Pekalongan acc: 1007015915.
Semua wartawan Radar Pekalongan dilengkapi tanda pengenal/surat tugas dan tidak dibenarkan meminta/menerima imbalan dalam bentuk apapun dari narasumber.
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
TEGAL RAYA
3
RADAR PEKALONGAN
Kehadiran PL Meresahkan Pedagang
HARVIYANTO
MENGIKUTI – Sejumlah pedagang yang berjualan di OW ParIn tengah mengikuti pembinaan oleh Disparbudpora yang dilangsungkan di Aula Balai Desa Randusanga Kulon
LINT AS LINTAS Ribuan Jamaah Padati Tegal Bersholawat RIBUAN jamaah, Minggu (22/2) memadati Gedung Al Haromain untuk bersama-sama mengikuti ‘Tegal Bersholawat’. Habib Ali Zaenal Abidin SE MH didampingi Ketua Panitia, Kompol HM Syahri SH membenarkan hal itu. Menurutnya, ‘Tegal Bersholawat’ digelar dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dan khaul ke-13 Al Habib Hasan bin Hadub Alatas serta khaul ke-3 Al Habib Baqir bin Ali Zaenal Abidin Alatas. Acara juga diisi dengan pengajian akbar yang akan disampaikan oleh Al Habib Luthfi bin Yahya dari Pekalongan, pemberian 225 paket sembako untuk mereka yang membutuhkan, khitanan masal yang diikuti 15 anak. Sebelumnya acara dimulai, rangkaian kegiatan diawali dengan drum band berkeliling untuk mengarak anak-anak yang akan dikhitan serta dimeriahkan oleh 500 hadroh yang berasal dari Tegal dan sekitarnya. Kegiatan tersebut, jelasnya, merupakan agenda rutin setiap tahun dan di tahun 2015, pihaknya sengaja mengundang tamu dari Lebanon yaitu Mursid Toriqoh. “Ribuan jamaah nampak khusuk dan mengikuti Tegal Bersholawat dengan tertib,” jelasnya. Saat disinggung mengenai isi dari doa yang dipanjatkan dalam ‘Tegal Bersholawat’, Habib Ali Zaenal Abidin mengungkapkan jika doa yang dikumandangkan adalah untuk keselamatan bangsa. Dengan lantunan sholawat, diharapkan akan tercipta sebuah kedamaian di negeri Indonesia tercinta sehingga masyarakatnya selalu sejahtera dalam lindungan Allah SWT. Doa juga dipanjatkan agar masyarakat Tegal dan sekitarnya selalu berada dalam lindungan Sang Kuasa dan senantiasa diberikan iman yang kuat agar selalu bersyukur atas limpahan semua nikmati yang diberikan selama ini. Dia juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh jamaah dan panitia serta pihak lain yang mendukung ‘Tegal Bersholawat’ sehingga bisa terlaksana setiap tahun sekaligus menjadi sarana mermunajab kepada Allah SWT bagi masyarakat Tegal dan sekitarnya. “Semua terangkum dalam rangkaian acara dari pagi hingga siang hari,” ujarnya. (gun)
ROCHMAN GUNAWAN
TEGAL BERSHOLAWAT – Ribuan jamaah memadati ‘Tegal Bersholawat’, Minggu (22/2) di Gedung Al Haromain.
BREBES – Salah satu pedagang yang selama ini berjualan di Objek Wisata Randusanga Indah (Par-In) Desa Randusanga Kulon Kecamatan Brebes mengaku resah dengan kehadiran sejumlah wanita pemandu lalu (PL). Tak hanya itu, pedagang juga mengaku resah dengan adanya oknum pedagang yang berjualan minuman keras di lokasi objek wisata. Salah satu pedagang ditemui saat berlangsungnya kegiatan pembinaan oleh Dis-
parbudpora Kabupaten Brebes di Aula Balai Desa Randusanga Kulon Rabu (18/2) kemarin mengaku resah dengan adanya sejumlah wanita PL yang kerap berkeliaran di sekitar objek wisata. Menurutnya, PL yang berkeliaran di dalam objek wisata kerap menggoda lakilaki yang telah beristri. Bahkan, pedagang ini mengaku kalau suaminya juga pernah terperangkap dalam godaan PL. “Mereka bahkan pernah
dimana suaminya bermain dengan PL. “Di warung itu saya sempat cekcok dengan PL yang telah menggoda suami saya,” ujarnya sembari mengeluh kepada Kasatpol PP Budhi Darmawan MSi yang juga hadir dalam acara tersebut. Dari kejadian itu, terang dia, suaminya akhirnya mau sadar dan tidak lagi bermain-main dengan wanita tersebut. Meski demikian, dirinya berharap pemerintah dan aparat kepolisian bisa mela-
kukan penertiban terhadap sejumlah warung di objek wisata Par-In yang diduga menyediakan wanita pemandu lagu.Tak hanya itu, aparat juga diminta tegas terhadap pemilik warung yang diduga menjual minum-minuman keras di dalam objek wisata. “Jangan cuma pemilik warung bilik saja yang ditertibkan, warung yang menyediakan PL dan miras juga harus ditertibkan dong!,” pintanya dengan nada tinggi. (har)
BPJS Ketenagakerjaan Blusukan Ke Mall BADAN Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan, Minggu (22/2) blusukan ke Pacific Mall, Kota Tegal dalam rangka mengenalkan program Tenaga Kerja luar hubungan Kerja (TKLHK) kepada pengunjung dan pekerja bukan penerima upah. Acara yang dikemas dalam BPJS Ketenagakerjaan Goes to Mall tersebut mendapat sambutan hangat dari pengunjung. Indah Wijiningrum, Koordinator Kegiatan mengatakan, kegiatan kali ini mengusung tema ‘Kampanye Tanya Saya’ yang melibatkan seluruh karyawan BPJS Ketenagakerjaan Tegal. Dengan mengenakan kaos bertuliskan tanya saya, Pihaknya berharap agar pengunjung mall mau untuk bertanya dan mengenal program yang ditawarkan, diantaranya Jaminan Hari Tua, Jaminan Kecelakaan Kerja dan Jaminan Kematian. Dia juga menyadari jika saat ini masih banyak masyarakat yang belum mengenal program TK-LHK dari BPJS Ketenagakerjaan. Program tersebut, sengaja didesain untuk para pekerja bukan penerima upah seperti pedagang, nelayan, penjahit, sales promotion dan sebagainya. Intinya, semua pekerja yang bekerja di sektor-sektor informal. “Untuk itulah, kegiatan ini diselenggarakan agar semua pe-
ROCHMAN GUNAWAN
BERI PENJELASAN – Petugas memberikan penjelasan kepada pengunjung mall yang mengajukan pertanyaan.
kerja baik sektor formal maupun informal dapat dilindungi,” jelasnya. Dalam kegiatan ini, lanjutnya, BPJS Ketenagakerjaan memberikan penawaran menarik yaitu gratis iuran bulan
pertama untuk 20 orang pendaftar pertama. Tidak hanya itu, pihaknya juga menarik minat pengunjung dengan menyediakan both untuk foto selfie serta memberikan merchandise. Kampanye ta-
nya saja, jelasnya, merupakan gerakan yang sengaja digelar oleh BPJS Ketenagakerjaan di seluruh Indonesia agar masyarakat luas bisa memahami perubahan nama dari Jamsostek menjadi BPJS Ketena-
gakerjaan. Pasalnya, ada 2 BPJS di Indonesia, yaitu BPJS Ketenagakerjaan dan Kesehatan. “Untuk benefit BPJS Ketenagakerjaan dapat dinikmati peserta sejak mereka terdaftar,” tandasnya. (gun)
Jalur Amblas, Kendaraan Diatas 8 Ton Dihimbau Tak Lewat Ciregol BUMIAYU - Para pengguna jalan yang melintas di wilayah jalur Ciregol, di tuntut meningkatkan kewaspadaannya. Sebab dari hari kajian kajian Satker Pelaksana Jalan Nasional I Jawa Tengah, jalur utama yang berada di Kecamatan Tonjong sebagai penghubung Tegal-Purwokerto, diketahui amblas. Sumarjono selaku Kasatker Pelaksana Jalan Nasional I Jawa Tengah menyampaikan, dalam perkembangannya saat ini, sejumlah titik badan jalan di lokasi yang mengalami kerusakan akibat lomngsornya tebing sungai Pedes, mengalami amblas dengan kedalaman 5 centimeter. “Dari hasil pemeriksaan,
diketahui badan jalan telah amblas lebih dari 5 centimeter. Kondisi serupa juga terjadi di kerusakan badan jalan lama yakni titik amblas yang berada di KM 115+600,” terangnya. Dilokasi tersebut, permukaan tanah amblas memotong badan jalan, sehingga saat kendaraan melintas akan bergoyang. Sejumlah papan peringatan di sebar guna mengungatkan para pengendara yang melintas di jalur sepanjang lebih kurang 700 meter tersebut. Dikatakan, kondisi jalur Ciregol belakangan ini kembali mengkhawatirkan seiring dengan tingginya intensitas hujan mengguyur wilayah tersebut. “Mulai dari arah utara tanja-
Pintu Masuk Dermaga Dangkal, Nelayan Minta Segera Dikeruk PEMALANG - Dalam satu bulan terakhir ini, sedikitnya ada dua kapal yang hancur berkeping-keping akibat cuaca buruk. Bahkan tahun sebelumnya juga terjadi satu buah kapal yang rusak. Selain faktor alam berupa ombak besar dan angin kencang, yang menyebabkan kapal nelayan rusak, adalah karena akses di pintu masuk dermaga dangkal. Sehingga ketika kapal akan masuk mengalami kesulitan dan tidak jarang meimbulkan kecelakaan. Pintu masuk di dermaga Tanjungsari Kelurahan Sugihwaras Pemalang yang ditandai oleh dua bangunan seperti botol raksasa yang terpasang di kanan kiri di akses pintu masuk terjadi pendangkalan. Kapal yang hendak masuk harus berhati-hati bahkan antri untuk menghindari kandas, karena berakibat dapat merusak lambung kapal dan itu akan merugikan bagi nelayan bersangkutan. Hal itu sudah berlangsung sekitar 2 bulan la-
menggoda suami saya, hingga rumah tangga saya sempat berantakan,” ujarnya tanpa mau menyebutkan nama. Tak hanya itu, semenjak tergoda dengan pemandu lagu, suaminya juga tidak lagi memberikan nafkah keluarga seperti biasanya. Menurutnya, uang hasil kerja suaminya kerap dihabiskan untuk meladeni wanita-wanita tersebut. Setelah merasa kesal, ceritanya lagi, dia kemudian memberanikan diri untuk datang ke warung tempat
manya. Salah satu nelayan Tanjungsari, Cahyono (36) mengatakan, akibat dangkalnya jalur di pintu masuk dermaga, banyak kapal yang antri dan berhati-hati ketika akan masuk. Karena jika terlalu cepat bisa mengakibatkan kapal kandas pada bagian bawah atau lambungnya bocor. Kejadian tersebut tidak hanya dialami oleh satu dua kapal saja, tetapi hampir semua kapal yang hendak menyetorkan ikannya ke TPI Tanjungsari mengalami hal yang demikian, hanya saja tidak sampai kandas karena berhati-hati. “Seperti kemarin, ada kapal yang hendak masuk, tetapi akibat dangkal, kapal terdorong oleh ombak besar sehingga terbalik dan pecah berkeping-keping,” ujarnya, Jum’at (20/02) kemarin. Dikatakannya, seandainya di bibir pintu masuk dermaga tidak dangkal, saat ombak besar kemarin kemungkinan tidak akan sampai merusak kapal. Kapal dimu-
ngkinkan akan terbawa ke selatan oleh dorongan ombak tersebut, tetapi karena dangkal kapal berhenti di tempat. Sehingga posisi di
bagan bawah tetap, sementara bagian atas kapal terangkat oleh ombak dan menjadikan kapal terbalik.(rid/sri)
kan, badan jalan sudah kembali amblas. Selain itu tebing jalan juga terkikis oleh aliran sungai Glagah, kondisi yang sama juga terjadi hingga kearah selatan sehabis tanjakan dimana lapisan aspal bergelombang akibat amblas,” terangnya. Atas kondisi yang terjadi, pihaknya menghimbau agar jalur Ciregol tidak dilalui oleh kendaraan dengan beban lebih dari 8 ton. “Kita sudah koordinasikan dengan Satlantas maupun Dinhubkominfo, intinya menghimbau agar kendaraan dengan beban lebih dari 8 ton, jangan dulu melintas di Ciregol,” kata Sumarjono. Hal itu lanjut dia, perlu dilakukan guna meminimalisir efek getaran maupun tekanan yang ditim-
bulkan oleh kendaraan dengan beban berat saat melintasi Ciregol. “Terutama pada titik lokasi longsor yang baru di tebing Sungai Pedes ini, jika getaran terlalu tinggi, maka dikhawatirkan tanah yang sudah dalam kondisi labil akan mengalami kondisi lebih buruk lagi berupa longsor yang dapat
memutuskan jalan,” urainya. Dengan kondisi yang terjadi saat ini di jalur tersebut, pihaknya meningkatkan pengawasan setiap perkembangan yang terjadi. “Mengingat jalur Ciregol sangat vital, hampir setiap hari kita lakukan pengecekan guna memantau kondisi yang terjadi,” kata Sumarjono. (pri)
TEGUH SUPRIYANTO
IMBAUAN - Pengguna kendaraan di himbau waspada saat melintas jalur Ciregol seiring dengan kondisi ditemukannya titik jalan yang amblas di lokasi longsor sungai Pedes.
JATENG
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
4
RADAR PEKALONGAN
SIROJUL MUNIR/RADAR KUDUS
PERIKSA GRANAT - Anggota Sabhara Polres Grobogan memeriksa granat yang ditemukan warga di Dusun Tempel, RT 4/RW 6, Desa Ngraji, Kecamatan Purwodadi, kemarin.
NyangkuldiSawah,TemukanGranat GROBOGAN – Warga Dusun Tempel, RT 4/RW 6, Desa Ngraji, Kecamatan Purwodadi, digegerkan dengan penemuan benda mirip granat kemarin. Benda berbentuk bulat tersebut, ditemukan Rikanto, 55, ketika sedang mencangkul di sawah. Saat itu, dirinya sedang mencangkul di sawah sekitar 100 meter di belakang rumahnya. Saat mencangkul sedalam 30 sentimeter untuk menanam palawija, ada benda keras yang menghantam cangkulnya. Setelah diambil, dilihat benda tersebut mirip granat yang
sudah berkarat. ”Saya kaget ketika cangkul saya menghantam sesuatu yang keras. Setelah saya ambil ternyata mirip granat yang sudah berkarat. Kemudian saya laporkan kepada kadus Tempel,” kata Rukanto. Sementara itu, Kadus Tempel Sudarwadi seteah mendapatkan laporan itu, langsung meneruskan laporan ke Polres Grobogan. Tim dari Sabhara Polres Grobogan langsung datang segera mengamankan lokasi dan mengambil tindakan mengambil granat. ”Jika tidak langsung ditangani,
Saya kaget ketika cangkul saya menghantam sesuatu yang keras. Setelah saya ambil ternyata mirip granat yang sudah berkarat. Kemudian saya laporkan kepada kadus Tempel.” RUKANTO Petani Setempat takutnya nanti bisa meledak. Karena laporan warga adalah temuan granat,” kata
Rukanto. Menurutnya, benda yang mirip granat tersebut tidak seperti granat pada umumnya. Sebab, bagian bawah benda terdapat besi seperti baut, sedangkan granat tidak ada. ”Warga yang menemukan langsung saya minta untuk menyerahkan kepada polisi,” ujarnya. Setelah mendapatkan laporan, petugas langsung melakukan penelitian di tempat kejadian perkara (TKP). Hingga saat ini, benda yang ditemukan Rukanto belum dipastikan granat atau tidak. Petugas Pol-
res Grobogan kemudian menyerahkan pemeriksaan ke gegana yang dinilai lebih berkompeten mengenai barang temuan tersebut. ”Sementara barang temuan kami amankan di Mapolres Grobogan untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut,” kata Iptu Kusmanto, salag satu anggota sabhara. Warga setempat kemudian berbondong-bondong datang ke lokasi penemuan untuk melihat. Warga berharap tidak ada barang sejenis di area wilayah itu lagi, sehingga masyarakat merasa aman. (mun/lin)
Pelaksanaan PNPM Mandiri Perkotaan di Kabupaten Pekalongan
Jalin Kemitraan, Kunci Atasi Kemiskinan
DOK
FASILITASI - Terlihat faskel sedang memfasilitasi rembug BKM.
KAJEN - Untuk mengatasi persoalan kemiskinan, dibutuhkan strategi. Dengan begitu, persoalan bisa diselesaikan dengan tuntas, dan maksimal. Apa strategi itu? menurut Koordinator Kabupaten PNPM Mandiri Perkotaan, Sri Ratnawati S Sos menjelaskan, bila persoalan kemiskinan tidak dapat diatasi oleh satu sektor saja atau satu pelaku saja, melainkan semua pihak juga perlu peduli terhadap persoalan kemiskinan khususnya kalangan pemerintah, swasta dan masyarakat. “Karena persoalan semua pihak, maka seluruh pelaku harus mampu melakukan kemitraan yang saling mendukung, saling memberikan manfaat,” ujarnya. Kemitraan tidak selalu dimaksudkan untuk mencapai tujuan bersama. Setiap pihak yang bermitra bisa saja memiliki tujuan sendirisendiri. “Yang terpenting adalah berbagi sumber daya dan saling menguntungkan,” terangnya. Semua pihak, sambung Ratna, baik pemerintah, swasta maupun masyarakat mempunyai kewajiban yang
sama untuk menanggulangi kemiskinan, dan tentunya beban itu akan menjadi ringan ketika dikerjakan secara bersama sama dengan membangun kemitraan di dalam segala bidang. “Jadi membangun kemitraan dalam penanggulangan kemiskinan menjadi lebih penting karena masalah kemiskinan saling berkaitan erat dan saling mempengaruhi dengan masalah lain, seperti pendidikan, kesehatan, ekonomi, sosial, agama, politik, ketenaga kerjaan, pemerintahan dan lain sebagainya.” Ratna menyebut, modal utama untuk membangun kemitraan adalah kepercayaan. Pihak–pihak luar komunitas (kelompok) akan memberikan dukungan, bantuan dan kerja-sama kepada kelompok apabila kelompok tersebut bisa dipercaya. Sedangkan kepercayaan itu sendiri akan terjadi apabila dilandasi oleh kejujuran, keadilan, keterbukaan, saling peduli, saling menghargai, saling menolong di antara kelompok. “Jadi kita harus berusaha
agar pihak luar, baik itu pemerintah maupun sektor swasta, mengenal dan mengetahui prakarsa dan gagasan masyarakat (PJM Pronangkis),” terangnya. Selain dengan menggunakan pendekatan pemasaran, pendekatan dengan menggunakan metode lobby dan negosiasi juga penting dilakukan. Tujuannya sama, yaitu agar pihak-pihak luar tersebut bersedia untuk bekerjasama, baik dengan channeling atau melahirkan kebijakan-kebijakan yang bisa mendukung terwujudnya gagasan sosial yang ditawarkan. “Jadi Kemitraan yang baik adalah yang mampu memberi keuntungan atau nilai lebih bagi masing-masing pihak yang bermitra, dengan kata lain yang bisa memberi win-win solution,” urainya lagi. Nilai lebih ini tidak harus berupa materi, namun bisa pula dalam bentuk peningkatan kapasitas, bertambahnya akses, dan lain sebagainya. Namun sebelum mulai menjajagi kemitraan, sambung Ratna, hal terpenting yang harus dilakukan adalah, pertama melakukan identifikasi kekuatan dan kebutuhan. “Kekuatan yang kita miliki akan menentukan posisi tawar kita ketika berhadapan dengan pihak yang akan diajak bermitra: semakin besar atau banyak kekuatan yang kita miliki, semakin tinggi pula posisi tawar kita,” urainya. Begitu pula kebutuhan perlu diidentifikasi secara jelas, agar bisa fokus dalam menentukan pihak yang akan diajak bermitra. “Sehingga kita bisa fokus pula dalam negosiasi untuk menentukan apa yang kita minta dari pihak yang kita
DOK
MUSYAWARAH - Pengurus BKM Tangkil Kulon dan warga sedang melaksanakan musyawarah.
DOK
MUSYAWARAH - Pengurus BKM Gumawang dan warga sedang melaksanakan musyawarah.
ajak bermitra,” ujarnya Ratna lagi. Untuk itu, pengurus BKM harus meningkatkan kapasitasnya dalam memasarkan program (social marketing). Sehingga bisa sinergi dengan program lain. Makanya upaya pemandirian BKM dan UP-nya dilaksanakan dengan meningkatkan kepercayaan diri pada BKM dan perangkatnya akan tugas dan fungsinya sebagai modal sosial dalam berhubungan dan menjalin kemitraan dengan pihak luar (negosiasi, lobby, penyusunan
profil dan proposal. Yang kedua, sambung Ratna, ialah mengembangkan jejaring komunikasi dan informasi PNPM -MP kepada stakeholder dan masyarakat. “Upaya dan keberhasilan yang telah dicapai perlu diinformasikan ke seluruh pihak lewat media visit,artikel, Radio, TV dan media massa lainnya,” sarannya. Keunikan BKM sebagai suatu lembaga masyarakat yang dibangun berdasarkan nilai-nilai moral perlu di sebarluaskan melalui media warga atau buletin. “Maka-
nya saya mendorong kepada pelaku PNPM Mandiri Perkotaan untuk membudayakan menulis. Apalagi PNPM sudah bekerja sama dengan Radar, tentunya tulisan itu bisa dipublikasikan melalui media Radar,” tuturnya. Ratna menambahkan, bila BKM memiliki keunggulan. Diantaranya dapat dipercaya, transparan, akuntabilitas, track record (data base) pengalaman BKM dalam pengembangan dan pelaksanaan program. “Keunggulan lainya, BKM itu unik.Sebab dijalankan de-
ngan kerelawanan,” bebernya. Keunggulan lainnya terbukti mampu melibatkan masyarakat dalam pengembangan dan pelaksanaan program, mempunyai profil BKM yg marketable, mempunyai kepercayaan diri, kemampuan negosiasi, lobby, presentasi, dan membangun jejaring komunikasi. “Intinya untuk bisa mencapai tujuan, kita harus bekerjasama, Karena kita memiliki keterbatasan sumber daya,” pungkasnya. (adv/dur)
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
PENDIDIKAN
5
RADAR PEKALONGAN
192 Siswa Ikuti Olimpiade Sains Kuark MI Muhammadiyah Kauman Wiradesa PEKALONGAN - Sebanyak 192 siswa dari 22 SD/ MI negeri atau sederajat yang berasal dari Kota Pekalongan, Kabupaten Pekalongan, dan Kabupaten Batang mengikuti penyisihan Olimpiade Sains Kuark (OSK) 2015. Babak penyisihan tersebut diselenggarakan di MI Muhammadiyah Kauman Wiradesa pada Sabtu (21/2). Kepala MI Muhammadiyah Kauman Wiradesa, Djoko Susilo SPd menuturkan, OSK di MIM Kauman sendiri telah dilaksanakan selama tiga tahun berturut-turut, karena peserta yang berasal dari sekolahnya paling banyak. Siswa yang berasal dari MIM Kauman sendiri ada 103 siswa, jumlah ini merupakan yang terbanyak dibandingkan sekolah lain. “Kami menyalurkan potensi-potensi anak seperti ini, kita mencoba mencari even yang levelnya tidak kalah. Disinilah ketemu de-
ngan Kuark. Kuark ini cukup bagus karena ada majalah yang bergambar semacam komik sehingga mendorong mereka untuk asyik belajar,” paparnya. Dalam persiapannya, pihak sekolah memberikan setiap edisi kepada para siswa yang akan mengikuti OSK untuk dipelajari di rumah. Biasanya persiapan OSK tersebut ditangani langsung oleh guru IPA. Setelah para siswanya mengerjakan latihan-latihan dari setiap edisi yang diberikan, mereka menunjukan hasil pekerjaannya kepada guru. “Kita programkan ranking 10 besar bisa ikut. Jadi selain yang mereka langganan pribadi, kita akan dorong anak-anak yang 10 besar ini seperti apa. Nanti kita akan lihat bagi anak yang berlangganan dengan anak yang tidak berlangganan. Karena kalau ranking 10 besar kita anggap punya kemampuan lebih,” paparnya. Lebih jauh ia juga mengungkapkan pihaknya ingin memberikan suatu wahana bagi para siswa agar siap berkompetisi. Serta menumbuhkan semangat terutama bagi siswa untuk selalu ber-
DIRA ELITA
SERIUS - Peserta OSK sedang serius mengerjakan soal.
DIRA ELITA
kompetisi, karena hal itu akan terus terjadi. “Kalau dia tidak terbiasa berkompetisi, maka dilevel atasnya dia akan minder. Perlu dibuat ajang untuk mereka berkompetisi dari awal,” tuturnya. Ia juga tidak memaksakan para siswanya harus meraih juara. Menurutnya, juara sa-
ngat dipengaruhi oleh mental anak, orangtua kemudian dari siswanya sendiri. Sementara itu, koordinator Olimpiade Sains Kuark tahun 2015 Pekalongan Leony Susanto mengatakan, kegiatan OSK ini dibagi menjadi tiga level. Diantaranya level I untuk siswa
kelas I-II SD. Level 2 untuk kelas III-IV SD, dan level 3 untuk V-VI SD. Spesial olimpiade ada pada level 3 karena pada level tersebut merupakan ajang internasional. Selanjutnya siswa terpilih akan mengikuti olimpiade diluar negeri. “Olimpiade sains ini menggu-
nakan metode pembelajaran Yohanes Surya,” ungkapnya. Ia juga menjelaskan pada proses pembelajaran sains kuark, dikeluarkan majalah sains di setiap levelnya dengan menggunakan komik yang mudah dicerna oleh siswa. “Sehingga proses pembelajaran sains pada
siswa menjadi menyenangkan,” imbuhnya. Leony juga menuturkan, bagi para orangtua siswa maupun orangtua yang menginginkan majalah tersebut, bisa mendapatkan di Mental Aritmatika Centre Pekalongan yang terletak di Jalan Salak nomor 93 Pekalongan. (ap11)
Wisuda 19 Santri, Gelar Pawai
Perubahan Kurikulum Mengikuti Perkembangan Zaman
TPQ Syauqul Qur’an
PEKALONGAN - Karena perkembangan zaman yang selalu berubah maka kurikulum pun dapat berubah mengikuti perkembangan jaman. Seperti diungkapkan Kepala Sekolah MIS Samborejo 01 Mokhammad Bahrizal SE, menurutnya sangat wajar kurikulum berubah. “Sebab memang kondisi tuntutan kedepan memang harus berubah, sudah tidak seperti dulu lagi,” ungkapnya. Ia juga memandang perubahan kurikulum tersebut harus diikuti dengan kesiapan yang matang. Apalagi terkait dengan kesiapan perangkat serta kemampuan personal yang seharusnya telah disiapkan jauh sebelumnya. “Kalau kita tengok ke belakang, beberapa kali perubahan kurikulum itu paling tidak 10 tahun. Contohnya kurikulum 1994 kemudian KTSP,” tuturnya. Meski tidak ada ketentuan baku terkait jangka waktu penerapan kurikulum, paling tidak ada persiapan percobaan layaknya kurikulum KTSP 2006. “Dulu di KTSP itu ada istilahnya persiapan percobaan persiapan. Kemudian betul-betul diterapkan di sekolah,” katanya. Bahrizal mengungkapkan bahwa perubahan kurikulum tersebut menjadi sesuatu yang nisbi atau mungkin. Namun karena adanya beberapa hal terutama di tingkatan teknis, sehingga pihak sekolah khususnya merasa kesulitan untuk bisa
PEKALONGAN - Dalam rangka memperingati maulid Nabi Muhammad SAW dan Wisud ke-II Santri TPQ Syauqul Quran, Pihak TPQ mengadakan Pawai Wisuda TPQ pada Jumat (20/2). Pawai tersebut diawali dari depan Masjid Al-Muttaqien Jalan Supriyadi Tegalrejo, kemudian masuk ke Jalan H Sabrawi, Untung Suropati. Selanjutnya masuk Jalan Binagriya Raya melewati Radar Pekalongan sampai Anggrek Raya lalu kembali ke Jalan Supriyadi. Selain dimeriahkan oleh grup kesenian seperti Garpu Cindai, Drumband MTs Al Amin, serta Paskibra. Juga dimeriahkan oleh Tossa Club, Byson Club, Rombongan sepeda dan becak Hias. Acara tersebut dihadiri pula oleh Wakil Wali-
kota Pekalongan H.A Alf Arselan Djunaid. Dituturkan oleh Ketua Pengurus TPQ Syauqul Ulum Mudzakiron, kegiatan tersebut merupakan agenda rutin TPQ setiap dua tahun sekali. “Kalau setahun sekali santrinya baru sedikit. Jadinya kita gabung akhirnya agak banyak,” tuturnya. Ia juga menambahkan, untuk tahun ini ada 19 santri yang diwisuda. Sebelumnya, telah diadakan rangkaian kegiatan seperti membaca quran bagi santri yang diwisuda, Rebana dari MSI TegalRejo sebagai muslimat dan fathayat, dilanjutkan dengan penampilan anakanak dan sambutan. “Terakhir adalah prosesi wisuda oleh KH Drs Khumaidi,” imbuhnya. Salah satu hal yang menarik perhatian warga sekitar adalah adanya grup kesenian angklung tersebut. Mudzakiron menuturkan, pi-
DIRA ELITA
PAWAI - Wakil Walikota Pekalongan H.A Alf Arslan Djunaid membuka Pawai Wisuda TPQ.
haknya memang sengaja menggabungkan antara kesenian tradisional dengan modern.”Kalau Drumband sudah biasa, tapi angklungnya itu yang akhirnya menjadikan animo masyarakat untuk melihat” tuturnya. Ia juga mengungkapkan, kegiatan pawai ini juga sebagai sarana syiar. Terutama bagi anak-anak yang belum ikut TPQ, diharapkan mereka tertarik bersekolah di TPQ. Kedepannya, pihaknya tengah merencanakan agar para santrinya tidak hanya sekedar mahir membaca quran. Tetapi juga hafal surat yasin. “Disamping bisa baca, juga hafal surat yasin. Jadi ketika di panggung menjadi daya tarik juga,” katanya. Kegiatan tersebut juga mendapat respon positif dari Ketua Panitia Maulid Nabi SAW dan Wisuda KeII H sunarto SH. Selain bernilai positif, juga dapat menggugah anak-anak di sekitar TPQ agar berminat bersekolah TPQ serta meningkatkan iman dan taqwa mereka. “Yang tadinya hanya sekedar main-main saja. Tapi dengan adanya TPQ, anakanak bisa belajar membaca dan menulis alquran dengan baik dan benar,” ujarnya. Sunarto juga berharap kedepannya setelah anakanak tersebut lulus dari TPQ, mereka dapat mengembangkan diri di masyarakat. Serta dapat melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi. (ap11)
STAIN Batusangkar segera Jadi Institut Agama Islam JAKARTA - Status Sekolah Tinggi Agama Islam Batusangkar (STAIN) yang akan ditingkatkan menjadi Institut Agama Islam Negeri bakal mulus. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Yuddy
Chrisnandi mengatakan, pihaknya akan mengupayakan agar perubahan status itu dipercepat. “Saya sudah terima rekomendasi langsung dari Pak Gubernur untuk meningkatkan status STAIN menjadi Institut Agama Negeri.
Saya akan melaporkan terlebih dulu ke Presiden dan Wapres. Dalam waktu dekat ini STAIN, Insya Allah akan menjadi Institut,” kata Yuddy, Minggu (22/2). Dia berharap, perubahan status STAIN menjadi perguruan tinggi negeri dapat
meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia. Sebab, sampai saat ini pendidikan di Indonesia masih sangat kurang. “Hanya kurang dari 30 persen anak-anak yang mengenyam pendidikan hingga ke tingkat tinggi,” tegas Yuddy. (esy/jpnn)
DIRA ELITA
BELAJAR - Siswa MIS Samborejo 01 sedang mengikuti kegiatan belajar mengajar.
melaksanakannya. Ada beberapa kendala terkait perubahan kurikulum baru yang dirasakan pihak sekolah, diantaranya keterbatasan kemampuan guru dan perangkat mengajar seperti buku. Selain itu pembinaan dan pendampingan yang belum ada di sekolahnya sehingga beberapa guru merasa kerepotan. “Kembali ke KTSP, gurunya lega. Artinya karena kemarin tuntutannya njlimet sekali, lebih-lebih kalau sudah teknis. Pembelajaran barangkali masih bisa kita laksanakan, tetapi pada tatanan penilaiannya,” paparnya. Di MIS Samborejo 01 sendiri, para guru juga masih merasa kesulitan dalam melakukan penilaian. Diungkapkannya, untuk menginput nilai atau bermain dengan IT dibutuhkan suatu
pembiasaan. “Kita lemah disitu,” imbuhnya. Dengan berbagai kendala yang dialami tersebut, ia merasa bersyukur menjadi salah satu sekolah yang kembali menggunakan KTSP. “Ketika kita punya target tertentu, maka perangkatperangkat yang kita siapkan, model-model yang harus kita lakukan seperti apa. Saya pikir
itulah yang kemudian menjadi satu kerangka konsep kurikulum. Akhirnya ketika ingin kondisi terentu, jalan yang kita tempuh itu,” katanya. Sebelumnya, MIS Samborejo 01 sempat menggunakan kurikulum 2013, meski baru sebagian siswa kelas 1 dan 4 yang menerapkan. Kemudian muncul edaran dari Kementeri Pendidikan terkait dihentikannya Kurikulum 2013 dan kembali ke KTSP. “Karena kita dipayungi oleh Kementrian Agama, sementara Kepala Kantor Kementrian Agama Kabupaten Pekalongan itu membuat surat edaran untuk tetap melaksanakan K13. Meskipun dinas kembali ke KTSP, Kita tetap pakai Kurikulum 2013,” bebernya. Namun, per tanggal 11 lalu ada surat edaran baru tentang kembalinya MIS Samborejo 01 ke KTSP. “Sehingga per tanggal surat kemarin, Kementrian Agama, kita kembali ke KTSP,” katanya. (ap11)
6
SENIN, 23 FEBRUARI 2015 RADAR PEKALONGAN
Heran Ikut Terseret Kasus SYAHRINI merasa heran namanya bisa ikut terseret kasus pemalsuan dokumen Abraham Samad. Pekan lalu, Syahrini seharusnya dipanggil polisi sebagai saksi. Foto Syahrini bersama Feriyani Lim memang beredar di dunia maya. Hal itulah, yang diduga menjadi dasar polisi memanggil polisi. Feriyani merupakan wanita yang melaporkan Abraham ke polisi. “Kejadian ini sangat saya sesalkan. Saya tahu seratus persen hidup Syahrini, siapa temannya, bagaimana aktivitasnya sehari-hari. Saya tegaskan, Syahrini tidak berteman maupun bersahabat dengan Fe-
riyani. Sebenarnya. di Instagram Feriyani juga foto sama artis-artis lain, kenapa hanya Syahrini yang disorot?,” kata adik sekaligus manajer Syahrini, Aisyahrani saat ditemui di Pluit, Jakarta Utara. Rani membenarkan Syahrini punya hubungan dengan Feriyani atau Fransica Lim. Namun, hubungan itu hanya sebatas penjual dan pembeli. Syahrini pernah membeli baju dari Feriyani. Dia pun membenarkan foto Syahrini dan Feriyani asli. “Waktu itu memang pernah berpapasan di New York. Terus, dia mengajak foto. Masak iya, enggak mau. Nanti dibilang sombong,” jelasnya. (rik)
Kamasean Hasilkan Karya Independensi lewat If Only... KAMASEAN akhirnya merilis single kedua berjudul If Only..., setelah dua tahun dari single perdana. Menurut runner up Indonesian Idol 2012 ini, If Only..., adalah bentuk independensi dirinya sebagai musisi. Sebab, seluruh pengerjaanya tanpa campur tangan label atau orang asing. “Aku produce sesuatu dengan independent. Hari ini, sebagai independence day buat aku. Aku yang produce, aransemen secara independence. Semoga bica memacu anak muda yang punya passion di bidang musik. Bahwa tak bisa bergantung kepada orang lain ketika berkarya,” kata wanita yang akrab disapa Sean itu di kawasan Blok M, Jakarta Selatan. Bukan hal yang berlebihan jika single If Only..., disebut sebagai karya independensi Sean. Dirinya mengurus single itu sendiri tanpa ikut dalam satu label ternama. Kesenangan pun didapat, saat dirinya bisa menjaga idealisme dirinya bermusik dalam satu karya. “Salah satu alasanya karena enggak buru-buru bikin album. Aku bukan mau nyombongin diri atau apa, aku salah satu musisi yang idealis. Aku tak ingin kompromi dalam segala hal,” lanjutnya. Lagu If Only..., merupakan lagu yang ia ciptakan sendiri pada tahun 2008. Baginya lagu ini sangat berkesan, karena bersifat universal, dan sering
SERBI
Puteri Indonesia 2015: Waktu Itu Badanku Selalu Lemes ANINDYA Kusuma Putri, telah menyandang gelar sebagai Puteri Indonesia 2015, menggantikan Elvira Devinamira Wirayanti. Mahasiswi Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas Diponegoro (Undip) Semarang itu kilas balik, cerita mengenai persiapannya mengikuti ajang bergengsi itu. Selain menimba ilmu, yang dia persiapkan adalah penampilan fisik. Sebab, yang akan diikuti adalah kontes kecantikan. Dia harus menurunkan berat badan sebanyak 6 kg dari 61 kg. ‘Tugas’ itu baru diberikan kepada Anin ketika mengikuti seleksi kontestan untuk menjadi finalis Puteri Indonesia 2015 di tingkat nasional yang digelar bulan lalu di Graha Mustika Ratu, Jakarta. Meski belum diumumkan siapa saja kontestan yang lolos sebagai finalis, Ketua Bidang Organisasi Yayasan Puteri Indonesia (YPI) Kusumadewi Sutanto yang saat itu ikut menyeleksi meminta Anin untuk menurunkan berat badannya. “Sanggup kamu?” tanya Kusumadewi kepada Anin kala itu. “Insya Allah saya sanggup,” jawab Anin. Untuk mencapai target tersebut, dia melakukan diet ketat. Anin menjelaskan, awal menjalankan program diet, dirinya sempat salah metode. “Saya kira diet itu nggak banyak makan. Jadi, waktu itu badanku selalu lemas. Ternyatu cara itu salah,” katanya. Akhirnya, dia mulai mencari informasi tentang metode diet yang tepat. Yakni, pagi hari Anin hanya makan telur rebus, sedangkan siang hari dia makan daging yang dimasak tanpa minyak serta sehelai roti gandum. Untuk sore harinya, Anin hanya makan buah. “Malam nggak makan. Itu dilakukan selama tiga minggu,” tuturnya. Sampai sekarang, dia berhasil menurunkan 5 kg dalam waktu tiga minggu. “Masih ada PR 1 kilogram lagi. Jadi, saya masih lanjutkan diet,” ujarnya dengan nada lebih rendah daripada sebelumnya. (dod)
RADIO
RADIO
Kamasean dialami oleh masyarakat umum. Dia pun membantah jika lagu tentang kisah yang bertepuk tangan itu adalah pengalaman pribadinya. Jika tak ada aral melintang, lagu ini akan dapat didengar di radio-radio Tanah Air mulai tanggal 25 Februari. (edi)
Dude Harlino Bahagia Anaknya Mirip dengan Wajahnya KEBAHAGIAAN pasangan Alyssa Soebandono (Icha) dan Dude Harlino kini bertambah setelah dikaruniai seorang bayi laki-laki. Buah hatinya diberi nama Muhammad Dirgantara Ariendra Harlino. Menurut Dude, Alyssa melahirkan melalui proses caesar pada Kamis, 19 Februari 2015, di Rumah Sakit Kemang Medical Care, Jakarta Selatan, pukul 20.27 WIB. “Anak saya dan Icha sudah lahir melalui proses caesar dalam keadaan sehat. Beratnya 3,2 kg dan panjang 49 cm, jenis kelamin laki-laki,” kata Dude Harlino ditemui di Rumah Sakit Kemang Medical Care, Jakarta Selatan. Raut wajah kebahagiaan terus terpancar dari wajah Dude saat mengetahui wajah bayinya sangat mirip dengannya saat masih kecil. “Kayak saya masih kecil. Bayangan
Syahrini
Dude Harlino saya begitu. Seminggu lalu, saya mimpi seperti saya kemarin. Ajaib luar biasa. Yang terbersit ini seperti fotocopy saya pas bayi. Soalnya, pas lihat foto saya kecil, kok mirip. Hidup ini Allah yang atur,” tandasnya. (edi)
Kak Seto Dukung Ajang Pencari Bakat Bagi Anak HADIRNYA Indonesian Idol Junior sebagai wadah bagi anak untuk berekspresi di Tanah Air. Selain menampilkan bakat menyanyi anak yang terjaring dari seluruh Indonesia, ajang yang tayang di MNCTV setiap Sabtu pukul 18.00 WIB itu juga menunjukkan semangat kompetisi dari raihan polling SMS. Kini persaingan semakin ketat karena Indone-
RADIO
sian Idol Junior yang tayang sejak November lalu telah mendapatkan dua Grand Finalisnya yaitu Rian dan Jojo yang bersaing untuk meraih gelar The First Indonesian Idol Junior. Ketua Komnas Perlindungan Anak (PA), Seto Mulyadi atau yang akrab disapa Kak Seto itu menjelaskan ajang pencarian bakat bisa menjadi salah satu media
RADIO
untuk melatih mental dan sportivitas anak. Terlebih anak yang sejak dini sering mengikuti lomba mentalnya akan lebih kuat. “Ajang pencarian bakat untuk anak tentu memberikan kesempatan pada anak anak berprestasi untuk berekspresi. Mereka punya wadah untuk tampil sebaik mungkin,” ungkap Kak Seto. Namun Kak Seto juga me-
RADIO
ngingatkan bahwa banyak hal yang harus diwaspadai ketika mengikutsertakan anak dalam sebuah kompetisi utamanya ajang besar yang disaksikan di seluruh Indonesia. Alih-alih mengembangkan bakat, suasana tegang dalam kompetisi jika tidak ditangani dengan baik dapat menciptakan suasana yang kontra produktif bagi anak. “Yang harus dilakukan adalah ber-
RADIO
dialog dengan terus menerus. Pastikan anak mendapat pendampingan yang tepat baik dari orangtua dan profesional,” katanya. Beruntung para kontestan Idol Junior memang didampingi sejumlah psikolog yang memastikan mental mereka terjaga. Para pendamping selalu berupaya agar anak anak tersebut lebih fokus pada bagaimana mengembangkan bakat dan potensinya. (edi)
RADIO
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
SAMBUNGAN
7
RADAR PEKALONGAN
Misi Terselubung Pimpinan KPK dari halaman 1 Jika kasus BG dilimpahkan ke polisi, lanjut Isnur, maka Polri pasti akan secepatnya mengeluarkan surat perintah penghentian penyidikan (SP3) karena keberpihakan institusi kepolisian terhadap mantan ajudan Megawati Soekarnoputri saat masih menjadi presiden itu. Anehnya lagi, lanjut Isnur, sinyal bahwa Ruki akan mendorong kasus BG dilimpahkan ke Polri langsung terlihat beberapa saat setelah ketua KPK periode pertama itu dilantik menjadi pelaksana tugas pimpinan di komisi antirasuah itu. Padahal, lanjut Isnur, sudah pasti Ruki belum pernah mempelajari kasus Budi Gunawan secara seksama. Karenanya Isnur berkesimpulan bahwa misi Ruki sebagai pengganti Abraham Samad sejak awal adalah menghentikan penyidikan kasus BG. “Kok tiba-tiba Plt baru masuk sehari, sudah buat keputusan sendiri. Bertentangan dengan agen-
da KPK yang selama ini lakukan penyidikan mendalam,” tegas kuasa hukum Wakil Ketua KPK Bambang Widjojanto ini. Lebih lanjut dia menghimbau Ruki untuk lebih hati-hati dalam berbicara. Isnur ingatkan bahwa Plt memiliki kewenangan yang terbatas, sehingga tidak bisa seenaknya membuat kebijakan. “Ini (pelimpahan kasus BG) bisa jerumuskan KPK ke lubang yang mendalam. Jadi jangan-jangan ini juga upaya melemahkan KPK dengan penghentian kasus BG,” pungkasnya. MISI KOMPROMI Terpisah, mantan Wakil Ketua DPD RI, La Ode Ida menilai penunjukan pelaksana tugas (plt) pimpinan KPK dengan Ketua Taufiqurrahman Ruki (TR) diperkirakan akan kian menjadikan lembaga KPK tumpul dan tidak berdaya. “Saya menilainya Plt baru pimpinan KPK bermisi kompromi. Sebab sosok TR, dengan latar belakangnya sebagai polisi, dunia bisnis
dan politik, tanpa prestasi luar biasa, kemungkinan tidak akan serius melanjutkan agenda KPK yang sudah diawali oleh Abraham Samad dan kawan-kawan sebelumnya,” kata La Ode, Minggu (22/2). Dengan begitu ujar Ida, sudah pastilah kasus rekening jumbo para oknum jenderal polisi yang namanamanya sudah beredar di media sosial (termasuk BG) akan sulit dilanjutkan. “Apalagi dua orang lainnya, yakni Johan Budi dan Adnan Pandu Pradja, sudah teridentifikasi memiliki kasus dan pihak Mabes Polri sudah pernah menggertak mereka. Diperkirakan kedua orang itu tidak akan pernah ngotot lagi untuk mengusut para koruptor dari barisan Polri dan atau politisi,” tegasnya. Singkatnya kata mantan senator asal Sulawesi Tenggara ini, bukan karakter seperti figur-figur di Plt pimpinan KPK yang baru saja dilantik ini yang bisa melakukan gebrakan bertarget
Oknum Guru Agama Terancam... untuk memberi efek jera pada para koruptor kakap di negara ini yang sebagian di antaranya masih amanaman saja berperan sebagai penyelenggara negara. “Para koruptor sekarang ini akan sangat nyaman. Pada saat yang sama KPK akan kian tidak bertaji karena kehilangan figur champion anti-korupsi yang berani yang diperankan oleh tiga pimpinan KPK sebelumnya yakni AS, BW dan Busyro M,” ungkapnya. Dikatakan Ida, publik bangsa ini pun hanya akan menyaksikan KPK bersuara keras tapi tanpa “tembakan peluru panas ke arah para koruptor”, yang akan terus berlanjut sampai akan hadirnya pimpinan KPK defenitif hasil pilihan DPR di akhir tahun 2015 ini. “Inilah proses-proses yang sangat transparan dalam mengamputasi KPK dengan topangan kekuatan struktural. Sementara para koruptor dan atau pemilik rekening gendut merasakan perlindungan,” imbuhnya. (jpnn)
DPR Buka Rahasia Loloskan BG Jebak Jokowi dari halaman 1 Budi Gunawan membuka rahasia terkesan alasan mudah diloloskan di DPR.Rupanya, parlemen sudahmenyadari sejak awal bahwapengajuan nama BG bukan ditunjuk langsung oleh Pre siden Joko Widodo. Namun pencalonan Budi Gunawan hanya untuk mengakomo dir kehendak partai pen dukung, yaitu PDIP.“Alasannya, sejak awal kami sadar jadi alat. Presidentidak kehendaki Budi Guna wan tapi karena ada desakankhusus, desakan utama yangharus diakomodir calon Kapolri tunggal BG,” kata Bambang, Sabtu (21/2).Alasan itulah, yang mem buat DPR melempar balik
Jokowi bola yang terkait dilempar putusanoleh BG menjadi kapolri. Para legis lator tahu bahwa Jokowi mengharapkan BG ditolak oleh DPR.“Kami melihat itu bahwa (Jokowi) berharap gayung bersambut, ditolak (oleh DPR). Makanya bola diten dang lagi ke Istana, mau lantikatau tidak urusan dia, maju kena mundur kena,” tukasnya.Selain itu, Bendahara Umum Partai Golkar itu jugamensinyalir ada permainanantara Jokowi dengan KPK dalam menetapkan Komjen Budi Gunawan jadi tersa ngka. “Kemudian tidak tahubenar atau tidak jika ada ber main dengan KPK untuk di tersangkakan menjelang fit and proper test,” tudingnya.-
Fraksi Anggota PKSKomisi Nasir III Djamil DPR enggan berkomentar soal pernyataan rekannya di Ko misi Hukum Bambang Soe satyo lolosnya BG sebagai calon Kapolri adalah bentuk skenario untuk menjebak Jokowi. Sebab, BG diusulkan sebagai calon Kapolri bukan murni dari Jokowi. Me lainkan dari partai pendu kung utamanya, yaitu PDIP.“Saya no komen, saya belum ketemu Mas Bam bang,” kata Nasir seperti di lansir merdeka.com, Jakarta,Minggu (22/2).Lebih lanjut, Politikus PKS itu tidak serta merta se pakat ataupun tidak sepakat dengan pernyataan Bam bang bahwa kompaknya Komisi Hukum meloloskan
menjebak BG adalahJokowi. skenario Nasir untuk me nambahkan, soal fit and propert test BG sebagai ca lon Kapolri tidak usah di ungkit-ungkit kembali. “Eng gak usah diungkit-ungkit lagi, kan tidak jadi dilantik,” tegas Nasir. “Soal jebak menjebak itu pendapatnya Mas Bambang, saya tidak mau komentar,” imbuhnya.Sedangkan terkait fit and proper test Komjen Badro din Haiti (BH) di Komisi III DPR, sebagaimana diusul kan Presiden Jokowi sebagaipengganti BG sebagai calon Kapolri, belum ada pemba hasan. Menurut Nasir, pem bahasan fit and proper test BH akan diserahkan di ma sing-masing fraksi untuk dikaji lebih lanjut. (mrd)-
BW dan Samad Diperiksa Polisi Hari Selasa dari halaman 1 diperiksa pada hari yang sama. “AS juga diperiksa Selasa di Polda Sulselbar,” ujar Rikwanto. BW tadi pagi juga telah berbicara tentang pemanggilan pemeriksaannya yang ketiga. Namun dia heran karena ada pasal baru di surat panggilan itu. “Saya kemarin Sabtu (21/2) dapat surat. Memang ada beberapa hal penting di situ. Tiba-tiba ada pasal baru muncul, Pasal 56 (KUHP) tentang peran saya membantu melakukan (kejahatan),” kata Bambang usai mengikuti aksi cat tembok pos polisi di Bundaran HI, Jl MH Thamrin, Jakpus. Bambang sudah dua kali diperiksa penyidik Bareskrim yakni tanggal 3 Februari dan saat penangkapan pada 23 Januari 2015. Dia disangka mengarahkan saksi untuk memberikan keterangan palsu dalam sidang sengketa hasil Pilkada di MK
tahun 2010 kala Bambang masih menjadi advokat. Pada pemeriksaan kedua, Bambang dipanggil dengan sangkaan melanggar Pasal 242 ayat 1 dan pasal 55 ayat 1 ke 1 dan ayat 1 kedua KUHP. Bambang dituding mengarahkan saksi untuk memberikan keterangan palsu pada sidang sengketa Pilkada Kotawaringin Barat 2010 lalu. Laporan yang dilakukan tanggal 19 Januari lalu di Bareskrim Polri itu mengarah pada penangkapan BW 3 hari kemudian. BW dilaporkan oleh Sugianto Sabran, pengusaha dan politisi PDI Perjuangan dengan pasal 242 KUHP jo Pasal 55 KUHP tentang kesaksian palsu. Kemudian ditekankan oleh BW, pelapor yang melaporkan dirinya ke Bareskrim Polri tak ada hubungannya dengan sengketa hasil Pilkada tersebut. Sehingga ia merasa ada permainan besar di balik kriminalisasi atas dirinya. Sedangkan kasus pemal-
suan dokumen berupa KTP, Paspor dan Kartu Keluarga yang melibatkan Abraham Samad mulai mencuat pada 29 Januari 2015 setelah Feriyani Lim dilaporkan oleh lelaki bernama Chairil Chaidar Said ke polisi. Abraham Samad dijerat pasal perkara tindak pidana pemalsuan surat dan atau tindak pidana administrasi kependudukan, berdasarkan pasal 263 ayat (1) (2) subs pasal 264 pasal 264 ayat (1) (2) lebih subs pasal 266 ayat (1) (2) KUHP dan atau pasal 93 UU RI Nomor 23 Tahun 2006 tentang Administrasi kependudukan yang telah dilakukan perubahan UU No 24 tahun 2013 dengan ancaman hukuman penjara paling lama delapan tahun, denda paling banyak Rp 50 juta. BANYAK LAPORAN Terpisah, Kabareskrim Komjen Pol Budi Waseso menyatakan jika pihaknya menerima banyak laporan masyarakat yang memperkarakan dua pimpinan non-
aktif KPK, Abraham Samad dan Bambang Widjojanto ke Polri. Setidaknya ada 4 hingga 5 laporan masyarakat atas keduanya yang diterima Bareskrim Polri. Budi juga menegaskan, jika penetapan tersangka terhadap kedua pimpinan KPK itu bukan suatu upaya kriminalisasi atau mengkerdilkan KPK. “Ada banyak kami terima laporan. Dan laporan (soal) BW itu ada 4, Pak AS itu ada 5, jadi kami tidak sertamerta,” kata Budi Waseso di hadapan sejumlah alumnus dari Ikatan Alumni UI (Iluni) dan perguruan tinggi lainnya di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Minggu (22/2). Mantan Kapolda Gorontalo itu juga menyatakan jika penyidikan kasus BW dan AS itu dilakukan sesuai prosedur yang diawali dengan penyelidikan. Bahkan penyidik juga melakukan gelar perkara sebelum akhirnya menetapkan keduanya sebagai tersangka dalam kasus yang berbeda. (dtk)
Sempat Minta Maaf ke Bapak dan Kakaknya dari halaman 1 Oleh-oleh baju dari Nur Aini tersebut ada dua warna berbeda. Untuk warna biru diberikan untuk Dina Marselina. Sedangkan warna pink diberikan untuk Kasih Ramadhani. “Tapi adiknya (Kasih) maunya warna biru, tidak mau warna pink. Akhirnya direbut dari kakaknya. Saat itu keduanya bertengkar,” kata Deni, ditemui awak media usai diperiksa di Mapolres Malang, Minggu (22/ 2/2015). Mendengar kedua anaknya terus bertengkar masalah baju, Deni memarahi kedua anaknya dan memukul Kasih Ramadhani, menggunakan bambu seukuran 1,5 meter. “Karena adiknya yang nakal,” katanya. Sejak itu, emosi Deni mulai tak terkendali. Dia terus memukul anak kesayangannya itu hingga sekujur tubuhnya babak belur dan luka-luka di kedua tangannya. “Saat itu saya tambah emosi, saat adik saya (Nur Aini) marah-marah karena saya mukuli anak saya (Kasih) itu. Saya sudah tidak
tahu berapa kali saya mukuli anak saya,” cerita Deni. Saat itu, Deni mengaku dalam kondisi capek pulang dari sawah. Baju hadiah milik Dina, dibuang oleh Kasih. “Saya pukuli, Kasih hanya menangis. Bambu itu sampai patah. Kurang lebih satu meter lebih, saya patahkan dulu ke pintu, patahannya saya pukulkan ke Kasih itu,” katanya. Pertama, Deni memukuli Kasih pada pahanya. “Karena saya memukuli anak saya, adik ipar saya (Eko Hendro) menegur saya. Bahkan saya diusir dari rumah itu. Saya malah tambah emosi. Adik ipar teriakteriak menelpon saudaranya melaporkan perbuatan saya itu,” ujarnya. Setelah anaknya babakbelur, Deni meminta Kasih basuh mukanya ke kamar kecil. “Setelah cuci muka, Kasih minta mau tidur dan bilang haus. Saya beri air minum dan saya gendong, saya tidurkan di pangkuan saya. Saat itu, dia (Kasih) minta maaf ke saya dan ke kakaknya,” cerita Deni sembari menangis merundukkan
kepalanya. Bahkan Kasih, kata Deni, sebelum menghembuskan nafas terakhirnya, sempat minta es krim kepada Deni. “Sebelum meninggal, dia minta maaf ke saya dan ke kakaknya. Dia minta es krim juga. Itu yang menyayat hati saya,” katanya sembari menangis. Deni mengaku tak pernah ada perkelahian dengan anaknya. Setelah memukuli anaknya, dia bahkan juga tidur bersama anaknya. “Saya sayang. Dia minta maaf sama saya dan ke kakaknya. Minta dibawa ke neneknya. Minta minum, haus. Saat itu dalam pangakuan saya. Saat itu kedinginan. Saat dipangkuan saya sudah minta maaf,” ucapnya. Deni mengaku menyesal telah bertindak brutal terhadap anaknya. “Kesepian. Karena setiap malam tidur bertiga. Makan mie satu bertiga,” tuturnya sambil menangis. Kasih meninggal di pangkuan Deni saat naik sepeda motor ke rumah Kasiyem, ibu Deni atau nenek dari Kasih. “Sampai ke rumah ibu saya sudah meninggal setelah dilihat sama dokter.
Saya menyesal. Saya rela dihukum untuk menebus dosa saya ke anak saya,” katanya pasrah. Beberapa alat bukti, berupa potongan bambu yang dipakai mukul Kasih oleh Deni diamankan di Mapolres Malang. Baju yang jadi rebutan dan baju yang dipakai Kasih juga ikut diamankan oleh Polres Malang. “Pelaku masih diperiksa secara intensif. Kita akan melakukan tes kejiwaan. Nur Aini, selaku saksi mata akan kita panggil untuk dimintai keterangan,” kata Kasatreskrim Polres Malang AKP Wahyu Hidayat. Dari pengakuan pelaku, kurang lebih ada 20 lebih pukulan yang dilayangkan pada korban. Bambu yang dipukulkan hingga patah. “Pelaku akan dijerat Pasal 80 ayat 3 dan 4 jo Pasal 76 C, UU Nomor 35 tahun 2014 tentang perubahan atas UU Nomor 23 tahun 2004 tentang Perlindungan Anak atau Pasal 44 ayat 1, 3 UU no 23 tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga. Ancaman maksimalnya 15 tahun penjara,” ujar Wahyu. (kmp)
dari halaman 1 ban mengalami luka bengkak di bagian bawah mata sebelah kiri. Korban, Agus Mulyono (9), siswa kelas 2 SDN Kandang Panjang 10, dilempar sepatu oleh oknum guru tersebut, Jumat (20/2). Informasi yang dihimpun Radar Pekalongan, tindak kekerasan itu bermula ketika sedang berlangsung pelajaran agama Islam yang diampu oleh Waryono. Namun saat itu kondisi kelas gaduh karena ditinggal sebentar oleh Waryono. Begitu Waryono masuk dan melihat kegaduhan itu, langsung melemparkan sepatunya dan kena wajah Agus. “Saat itu Agus sedang bermain bareng temanteman di dalam kelas,” ungkap YG, salah seorang teman sekelas korban kepada Radar Pekalongan, Sabtu (21/2) pagi. Sang korban, Agus, menuturkan hal yang sama. Seperti yang ia tuturkan didampingi orangtua dan kakaknya ketika mendatangi Unit PPA Satreskrim Polres Pekalongan untuk melaporkan kasus tersebut pada Jumat (20/2) siang. “Di kelas saya masih main ‘boyo-boyoan’ dengan teman. Terus dilempar sepatu sama pak War (pelaku, red),” tuturnya. Sementara itu, Unit PPA Satreskrim Polres Pekalongan Kota telah meminta keterangan pihak korban, pelaku, orangtua korban, para saksi, dan pihak terkait pada Sabtu (21/2). Selain korban dan pelaku, turut hadir pula dalam pemeriksaan tersebut perwakilan dari Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (Dindikpora) Kota Pekalongan serta Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) setempat. Kapolres Pekalongan Kota AKBP Luthfie Sulistiawan, melalui Kasatreskrim AKP Bambang Purnomo menegaskan bahwa kasus tersebut bukan masuk delik aduan. Menurutnya, perbuatan yang dilakukan pelaku bisa dijerat dengan Pasal 80 UU RI Nomor 35 tahun 2014, tentang perubahan UURI
Nomor 23 tahun 2002 tentang perlindungan anak mengenai penganiayaan terhadap anak. “Ancaman hukumannya maksimal 3 tahun 6 bulan,” terangnya. Pihaknya sudah meminta keterangan korban, pelaku, serta sejumlah saksi. Visum dari dokter atas kondisi yang dialami korban juga sudah ada. Karena dinilai sudah cukup bukti, maka terlapor, Waryono, sudah ditetapkan sebagai tersangka. “Kebetulan kasus ini terjadi di sekolah, sedang proses belajar mengajar. Beberapa saksi sudah kita mintai keterangan, sudah minta visum. Ke depan kami akan mengambil langkah-langkah sesuai SOP kami. Karena memang kami ada MoU antara PGRI dan Polri, di situ memang ada beberapa item sebagai pedoman juga. Kami akan melakukan proses hukum sesuai prosedur, sampai tuntas,” tandasnya. MENGAKU KHILAF Sementara itu, tersangka, Waryono, lebih banyak tertunduk dan diam ketika menjalani pemeriksaan di ruang PPA Polres Pekalongan Kota. Ia mengaku menyesali perbuatannya. Tindakan pelemparan sepatu ke anak didiknya itu menurutnya dilakukan secara spontan. “Menyesal sekali, pak. Saya khilaf, itu spontan,” ujarnya. Sekretaris Dindikpora Kota Pekalongan, Aprillianto, yang turut mendampingi Waryono selama proses pemeriksaan, mengungkapkan permintaan maaf atas tindakan yang telah dilakukan oknum guru tersebut. “Atas nama Dinas, kami memohon maaf atas kekhilafan anggota kami,” katanya. Pihaknya berharap kasus tersebut diselesaikan secara damai. Namun ditegaskannya pihaknya akan menaati proses hukum yang sedang berjalan. Dindikpora maupun PGRI akan mendampingi tersangka, selama proses hukum berjalan. Pihaknya juga mengaku selalu mengingatkan jajarannya untuk selalu hati-hati. “Sudah sering kami ingatkan untuk selalu memikirkan
resiko yang dihadapi dalam setiap bertindak, jadi harus hati-hati. Jangan sampai terulang lagi,” tambahnya. Aprillianto menambahkan, Waryono sebelumnya tidak memiliki catatan buruk di Dindikpora. “Selama lima kali dia mutasi ke beberapa sekolah juga tidak ada masalah. Itu mungkin khilaf, mungkin karena sedang ada masalah lain,” ungkapnya. Pada kesempatan yang sama, Humas PGRI Kota Pekalongan, mengaku kaget dengan adanya kasus tersebut. Pihaknya menyayangkan kasus tersebut terjadi. Pihaknya menegaskan tetap menghormati proses hukum yang berlaku. “Namun kami tetap akan melakukan pendampingan terhadap anggota kami,” ujarnya. IBU KORBAN PINGSAN Hingga Sabtu (21/2) siang, proses pemeriksaan terhadap pihak-pihak terkait kasus tersebut masih berlangsung. Beberapa saat setelah pihak korban dipertemukan dengan pelaku, peristiwa dramatis terjadi. Ibu korban, Sri Rejeki (33), jatuh pingsan. Ia kemudian dilarikan ke rumah sakit untuk mendapat perawatan. Ayah korban, Subur Darto (50), warga Panjang Wetan gang 8, Pekalongan Utara, menduga bahwa pingsannya istrinya itu lantaran sang istri tidak kuat menanggung emosi atas kejadian yang menimpa anaknya. “Mungkin dia (Sri Rejeki, red) memendam emosi. Dia sering begitu kalau ada masalah yang agak berat,” ujarnya. Subur menegaskan bahwa pihaknya akan bersikukuh membawa kasus tersebut ke proses hukum. Ia berharap pelaku bisa diberi ganjaran setimpal, supaya hal serupa tidak terjadi lagi. “Semuanya kami serahkan agar diproses sesuai prosedur hukum yang berlaku,” tandasnya. Subur menambahkan, akibat kejadian itu, anaknya mengalami trauma. Agus Mulyono, Sabtu (21/2) takut berangkat ke sekolah “Dia masih trauma. Jadi nggak mau berangkat sekolah,” ujar Subur Darto. (way)
Kapolda Didesak Buka Kembali... dari halaman 1 PT RBSJ dengan tersangka mantan Kabag Perekonomian Pemkab Rembang, Waluyo. “Kedua, yaitu kasus dugaan korupsi pengadaan teks buku wajib SD dan SMP di Pemkab Boyolali senilai Rp 8 miliar dengan tersangka Agus Mustofa Masturi,” kata Eko Haryanto kepada Tribun Jateng, Minggu (22/2). Kemudian, kasus dugaan korupsi pengadaan sarana dan prasarana pendidikan di Pemkab Karanganyar Tahun 2010 dengan tersangka Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud), Narmo. Dan terakhir adalah kasus dugaan korupsi dana hasil
pengelolaan tempat khusus parkir dan MCK Pasar Umum Purwodadi di Pemkab Grobogan tahun anggaran 2008-2011 dengan tersangka pengurus Paguyuban Pedagang Pasar Umum Purwodadi, Wahyudi dan kawankawan. Eko menuturkan, dengan ditetapkan tersangka pada kasus-kasus tersebut, penyidik yang menangani tentunya sudah mempunyai dua bukti permulaan yang cukup terjadinya tindak pidana korupsi. “Bukti itulah yang yang dijadikan dasar penyidik untuk melakukan pengusutan lebih lanjut. Kan dengan ditetapkan tersangka, penyidik sudah mempunyai buktinya,” jelas Eko.
Jika penyidik sudah mempunyai dua bukti permulaan kemudian dikeluarkannya SP3 atas keempat kasus tersebut, Eko menilai, penyidik Polda Jawa Tengah tidak serius dan tidak profesional dalam menuntaskan kasus korupsi di Jawa Tengah. Eko meminta kepada Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Noer Ali untuk kembali membuka keempat kasus tersebut. Sebab, menurutnya, dikeluarkannya SP3 atas keempat kasus itu menimbulkan pertanyaan sejumlah kalangan. “Kami mendesak Kapolda Jateng untuk membuka kembali keempat kasus itu. Atau kalau tidak, Polda Jateng bisa kita praperadilankan atas dikeluarkannya SP3 itu,” desaknya. (tbj)
Demam Batu, Seniman Rela... dari halaman 1 “Batu yang saya peroleh saya olah sendiri secara manual,” ujarnya di Kulonprogo, Yogyakarta, Minggu (22/2/2015). Setiap hunting, katanya, dia selalu menemukan beberapa jenis batu yang unik. Mulai dari jenis kalsedon, gesper sampai dengan batu mancawarna. Batu-batu itu kemudian dipecah dan diambil sisi yang paling menarik, untuk dibentuk menjadi batu akik.
“Banyak teman-teman seniman yang ikut memanfaatkan momen booming ini dengan membuat batu mulia,” ujar seniman lukis ini. Ketua panitia pameran batu mulia, Suharyanto mengaku, pameran yang dilaksanakan dua hari ini merupakan testing untuk melihat pasar batu akik. Ternyata banyak perajin, pedagang dan kolektor yang datang untuk melihat pameran ini. Dari sekedar nonton hingga melakukan transaksi jual beli. “Tidak kalah penting
kami ingin kenakan batu akik dari Kulonprogo yang juga memiliki keindahan,” ucapnya. Melihat animo yang besar, Komunitas Pecinta Batu Kulonprogo berencana untuk menggelar event serupa pada bulan depan. Tentu saja akan mencari lokasi yang lebih representatif dan luas. Apalagi minat pedagang dan perajin dari luar daerah juga banyak yang ingin ikut. “Nanti juga akan diisi dengan seminar dan konsultasi dari pakar,” katanya. (dtk)
Kartel Harga Beras Diduga... dari halaman 1 sektor produksi maupun di gudang Bulog. Maka seharusnya harga tidak naik di pasaran. Namun ia tidak menggunakan istilah “mafia” sebagai biang keladi harga beras naik. Yang ada yakni para pedagang yang menahan pasokan karena spekulasi antisipasi kemarau panjang di waktu mendatang. Tindakan menahan pasokan tersebut diduga melibatkan pedagang besar. Bukan hal yang sulit bagi pedagang besar untuk kompak menaikkan harga. Pa-
salnya, mereka saling berkoneksi dan berinteraksi. “Mereka punya asosiasi, perkumpulan, mereka juga berkomunikasi lewat email dan media sosial yang lain,” tuturnya. Jadilah, ketika satu pedagang besar menaikkan harga, pedagang besar di daerah lain akan menyusul menaikkan harga. Sementara, pedagang kecil eceran justru hanya menjadi perpanjangan tangan pedagang besar. Sebab meskipun mereka menimbun, pasti hanya dalam jumlah yang kecil. Mereka akan
menjual sesuai harga yang dibeli dari pedagang besar. “Dia hanya memainkan harga, beli mahal ya jualnya juga mahal,” tuturnya. Menyoal operasi pasar yang dilakukan pemerintah, ia melihat belum ada kontrol yang detail. Sehingga, para pembeli beras bulog rentan dimanfaatkan pedagang besar untuk melakukan penimbunan lebih banyak lagi. Seharusnya pemerintah melakukan pemilahan terhadap calon pembeli. Tidak dibebaskan seperti yang selama ini telah berjalan. (rol)
8
SENIN, 23 FEBRUARI 2015 RADAR PEKALONGAN
2
MAN UNITED
SWANSEA
1
Man United Memalukan Sejarah Buruk Red Devils, Di-double Swansea MANCHESTER United belum pernah sebelumnya di-double atau dikalahkan dua kali di satu musim Premier League oleh Swansea City. Catatan tersebut musnah musim ini. Bertandang ke markas Swansea, Sabtu (21/2), United dipaksa menyerah 1-2. Untuk kedua kalinya di liga musim ini, pasukan Louis van
Gaal menelan kekalahan melawan The Swans. Pada pertemuan pertama bulan Agustus lalu, United dipermalukan Swansea di Old Trafford juga dengan skor 1-2. Waktu itu, Ki Sung-Yueng membawa Swansea unggul di menit 28, lalu Wayne Rooney menyamakan kedudukan menit 53. United tumbang setelah Gylfi Sigurdsson memaksa David De Gea memungut bola dari gawangnya di menit 72. Bertemu lagi dengan Swansea,
kali ini di Liberty Stadium, United lagi-lagi menyerah dengan skor identik. Ander Herrera sempat membawa United memimpin di menit 28, tapi gol Ki menit 30 dan Bafetimbi Gomis menit 73 memastikan Swansea meraih double atas Red Devils untuk pertama kalinya dalam sejarah mereka. Salut buat Ki. Gelandang Korea Selatan itu mencetak masingmasing satu gol ke gawang United di Old Trafford dan Liberty Stadium. (bln)
DETAIL PERTANDINGAN SWANSEA CITY 2 - 1 MAN UNITED 28'
0-1
Ander Herrera
30'
Sung-Yueng Ki
45'
Marouane Fellaini
48'
Phil Jones
73'
Bafetimbi Gomis
84'
Ashley Young
88'
Ashley Williams
88'
Marcos Rojo
90'
Jonjo Shelvey
1-1
2-1
Nb : Mohon maaf apabila ada kesalahan atau kekurangan dalam penginputan data.
GIBOL Gagal Menang Bukan Karena Matic LONDON - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, enggan menunjuk kartu merah Nemanja Matic sebagai biang kegagalan timnya mengalahkan Burnley. Malah Mourinho menunjuk empat insiden lain yang dinilai merugikan ‘Si Biru’. Menjamu Burnley di Stamford Nemanja Matic Bridge, Chelsea sepertinya akan menang mudah ketika mereka unggul di menit ke-14 lewat gol Branislav Ivanovic. Setelah itu Chelsea mampu mengurung Burnley meski tim tamu beberapa kali melakukan serangan balik. Masuk di babak kedua Chelsea tetap kesulitan untuk menambah gol sampai akhirnya muncul insiden di menit ke-70 kala Matic mendapat kartu merah usai mendorong Ashley Barnes. Meski dalam tayangan ulang terlihat Matic melakukan itu karena kesal dengan aksi tekel keras dari Barnes, yang sempat membuatnya mengerang kesakitan, tapi tak mendapat hukuman apapun dari Martin Atkinson. Selang sepuluh menit usai kartu merah itu, Burnley menyamakan skor jadi 1-1 lewat Ben Mee yang bertahan hingga laga usai. The Blues pun gagal menjauhkan selisih tujuh poin dari Manchester City, yang kemungkinan bisa memangkas jadi lima angka jika mengalahkan Newcastle United. Usai laga, Mourinho pun enggan menyebut kartu merah sebagai awal kegagalan Chelsea menang seraya menyindir kepemimpinan Atkinson di laga tersebut, di mana timnya seharusnya mendapat empat penalti. “Tidak (kartu merah tidak mengubah apapun). Anda bisa menulis berita soal empat momen di pertandingan tadi. Menit ke-30, 33, 43, dan 69. Jangan tanya aku lagi,” ujar Mourinho ketus seperti dikutip BBC. (dsc)
KEBOBOLAN - Ki Sung - Yueng ( kanan ) cetak gol pertama melewati David de Gea dari Manchester United selama pertandingan Barclays Premier League antara Swansea City dan Manchester United di Stadion Liberty pada tanggal 21 Februari 2015 di Swansea , Wales.
Van Gaal: Van Persie Tak Bisa Berlari Lagi MANAJER Manchester United, Louis Van Gaal mengisyaratakan bahwa Robin Van Persie nampaknya mengalami cedera serius saat berlaga kontra Swansea City, hari Sabtu (21/02) kemarin. Di laga yang dilangsungkan di Liberty Stadium tersebut, Setan Merah tumbang dengan
Robin Van Persie
Barca Diminta Segera Lupakan Kekalahan dari Malaga BARCELONA - Laju kemenangan Barcelona, yang juga sedang berusaha terus memburu Real Madrid, akhirnya terhenti di tangan Malaga. Tetapi Barca diingatkan agar tak terlalu larut dalam kekecewaan karena sudah ada partai penting lain untuk dihadapi. Dalam partai jornada 24 di Camp Nou, Minggu (22/ 2/2015) dinihari WIB, Barca harus mengakui keunggulan tim tamu Malaga yang pulang dengan kemenangan
1-0 berkat gol dari Juanmi saat pertandingan baru memasuki menit ke-7. Saat itu sebuah kesalahan backpass dari Dani Alves membuat Juanmi berhasil menguasai bola untuk kemudian dikirimnya ke dalam gawang Barca yang dikawal oleh Claudio Bravo. Hasil tersebut membuat Barca masih terpaku di posisi dua dengan 56 poin, terpaut satu angka dari pemuncak klasemen Madrid yang belum menjalani per-
tandingan jornada ke-24. Kekalahan atas Malaga juga menyudahi rentetan 11 kemenangan milik Blaugrana. Maka apa yang baru saja dirasakan oleh Lionel Messi cs jelas amat mengecewakan kendati bek Barca Gerard Pique mewanti-wanti timnya agar segera bangkit dari kekecewaan tersebut dan fokus sepenuhnya untuk menghadapi laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di markas Manchester City, Rabu (25/2) dinihari WIB. (dsc)
CKMY
skor 2-1. Van Persie dimainkan sebagai starter di laga tersebut. Namun, jelang berakhirnya babak kedua ia terpaksa menepi karena kakinya cedera. Usai laga, ia tampak meninggalkan stadion dengan dibantu alat bantu jalan berupa kruk plus sepatu medis khusus guna melindungi kaki kanannya.
Setelah laga berakhir, Manajer United, Louis Van Gaal, mengatakan bahwa cedera tersebut membuat strikernya itu tak bisa berlari. “Kami mendominasi laga bahkan ketika kami bermain dengan 10 ora ng k a re na Va n P e rs ie sudah tak bisa berlari lagi k a re na c e d e ra ,” b e b e r
Manajer asal Belanda itu seperti dilansir Daily Mail. Van Gaal sendiri tak bisa mengganti Van Persie karena saat itu jatah pergantian pemain telah habis. Hingga saat ini, belum ada keterangan resmi terkait cedera yang dialami oleh eks bintang Arsenal tersebut. (bln)
9
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
Kasus Perceraian Tembus 1.017 Kasus
Eka Quine Manatallah
Kurun Waktu 2 Tahun Terakhir
Kuliah Sambil Bisnisan
KOTA - Terhitung awal tahun 2013 hingga akhir tahun 2014, angka perceraian yang terjadi tembus 1.017 kasus. Diantara penyebabnya adalah permasalahan ekonomi, perselisihan atau pertengkaran, ketidakharmonisan, dan pihak ke tiga. Demikian disampaikan oleh Panitera Muda Hukum Pengadilan Agama Kelas IA Pekalongan, Mohammad Sukiyanto saat ditemui Radar, kemarin. Ia mengatakan, angka perceraian di
MENJALANKAN bisnis, tidak harus menunggu lulus kuliah. Buktinya Eka Quine Manatallah berhasil menjalankan bisnis pakaian dan accesoris sambil kuliah. Dengan waktu yang terbatas karena masih mengerjakan skripsi, Eka begitu ia disapa mengatakan masih bisa menjalankan bisnis seperti biasa. Hal ini karena ia berhasil membagi waktu antara belajar untuk skripsi, ke hal 13 kol 5
BANJIR
Kota Pekalongan dengan jumlah penduduk yang tidak terlalu banyak, tergolong tinggi setiap tahunnya. Bahkan dalam kurun waktu Januari hingga Februari 2015 ini saja, pihaknya telah menerima 67 kasus perceraian dengan didominasi yakni perceraian yang diajukan oleh istri. “Awal tahun 2015 hingga hari ini (kemarin), kami telah menerima 49 perkara cerai gugat, dan 18 cerai talak,” bebernya. Sukiyanto membeberkan, data di Pengadilan Agama Kelas IA Pekalongan mencatat tahun 2013 terjadi 516 ke hal 13 kol 5
DOK IST
TAK PADU - Pemain pelapis Persip Pekalongan, dinilai tidak harmonis dalam pertandingan melawan PSIM, Sabtu (21/2). Kondisi demikian membuat kecewa sang pelatih Gatot Barnowo.
Persip Takluk 1-2 dari PSIM, Gatot Kecewa M. AINUL ATHO’
SEDIMENTASI PARAH - Saat diguyur hujan dengan intensitas tinggi, hampir seluruh wilayah Kota Pekalongan digenangi banjir.
Penyebab Banjir, Sedimentasi Parah jadi Sorotan GENANGAN air di hampir seluruh wilayah Kota Pekalongan ketika turun hujan dengan intensitas tinggi, disinyalir akibat kondisi drainase di wilayah pemukiman, dan jalanjalan yang buruk. “Sedimentasi parah yang terjadi, membuat kapasitas penampungan air di selokan peke hal 13 kol 1
KOTA - Pelatih Persip Pekalongan, Gatot Barnowo, mengaku kecewa dengan penampilan pemain pelapis tim Laskar Kalong. Diturunkan sejak awal, pemain lapis kedua gagal memenuhi ekspektasi
sang arsitek. Akibatnya, Persip dihantam dengan skor 1-2 oleh tamunya, PSIM Yogyakarta dalam pertandingan di Stadion Kota Batik, Sabtu (21/ 2) sore. “Jadi yang pelapis ini jauh dari harapan. Padahal
maksud saya di kandang saya beri kesempatan agar mereka punya jam terbang. Tapi mereka tak memanfaatkan kesempatan ini,” ujarnya Gatot kecewa. Dari hasil penampilan ke hal 13 kol 1
SB Kembali ke Partai, Tiga DPD PAN Dukung Zulkifli KOTA - DPD PAN Kota Pekalongan, bersama DPD PAN Batang dan Pemalang, melakukan penandatanganan komitmen dan kesediaan
mendukung Zulkifli Hasan sebagai Ketum PAN dalam Kongres IV PAN di Bali, 28 Februari mendatang. Penan-
datanganan yang dilaksanakan Minggu (22/2) itu, dilakukan oleh tiga DPD PAN setelah adanya kepastian Sutrisno Bachir (SB) bersedia kembali ke dalam partai
Ada 23 Pecandu Narkoba Jalani Rehab di RS HA Djunaid
YOGA TRIONO
SOSIALISASI - Sosialisasi menjadi salah satu cara menekan penyalahgunaan narkoba di Kota Pekalongan
KOTA - Pada tahun 2014 lalu, Rumah Sakit H.A Djunaid sebagai rumah sakit yang menjadi pusat reha-
bilitasi narkoba telah merehabilitasi sebanyak 23 pecandu narkoba. Angka ini meningkat dibandingkan
pada tahun 2013 yang hanya 18 pecandu. Demikian disampaikan Kepala Badan Narkotika, H Alf Arslan Djunaid. Namun Alex, begitu ia kerap disapa menyatakan bahwa peningkatan jumlah pasien rehabilitasi narkoba di RS HA. Djunaid tidak berarti tingkat penyalahgunaan narkoba di Kota Pekalongan meningkat, karena pasien yang menjalani rehabilitasi sebagian berasal dari luar Kota Pekalongan, seperti dari Pemalang dan Tegal. Rehabilitasi, menurut Alex adalah salah satu cara untuk menanggulangi narkoba di Kota Pekalongan. Ada dua pilihan bagi seseorang pengguna yang tertangkap, yaitu direhabilitasi, atau diproses hukum. Na-
mun tentu ada prosedur yang harus diikuti untuk masing-masing pilihan. “RS HA. Djunaid sendiri terbuka bagi seseorang yang memang merasa sudah kecanduan dan ingin sembuh untuk datang dan minta direhabilitasi, sehingga tidak perlu ada proses hukumnya,”katanya. Mengenai peringkat, Alex mengatakan bahwa Kota Pekalongan saat ini sudah lebih baik. Beberapa tahun yang lalu sempat masuk dalam 10 besar Kota dengan penyelahgunaan narkoba tertinggi, namun tahun ini sudah lebih baik, meskipun pihaknya belum mengetahui secara pasti peringkat Kota Pekalongan. Hal tersebut tidak terlepas dari ke hal 13 kol 5
Habib Luthfi: Para Korban adalah Syuhada KOTA - Habib Luthfi bin Ali bin Yahya selaku pimpinan Kanzus Sholawat, menyampaikan duka dan turut berbelasungkawa mendalam atas musibah yang menimpa Bus Sang Engon yang mengangkut rombongan jamaah pengajian dari Bojonegoro di tol Semarang. Rombongan tersebut sebelumnya mengikuti pengajian di Kanzus Sholawat. Pihaknya juga mengimbau kepada masyarakat untuk mendoakan para korban meninggal agar khusnul khotimah, dan keluarga yang ditinggalkan agar sabar dan tabah. Ditemui di kediamannya pada Sabtu (21/2) dini hari, Rais Aam Jamiyah Ahlihth
YOGA TRIONO
PENGADILAN AGAMA - Pegawai Pengadilan Agama Kelas IA Pekalongan saat sedang mendata kasus peerceraian.
Thoriqoh Al Mutabaroh An Nahdliyah itu mendoakan para korban meninggal dalam keadaan syahid. “Semoga para almarhum mendapat gelar syuhada karena dalam mencari ilmu. Seperti halnya seorang ibu yang meninggal saat melahirkan. Atau kepala keluarga yang meninggal ketika sedang mencari nafkah untuk anak istrinya,” ungkap Habib. Menurut Habib Luthfi, hidup dan matinya seseorang itu adalah kewenangan Allah SWT. Siapapun tidak bisa mengelak jika ajal datang. “Banyak orang yang secara medis dinyatakan sehat, tetapi kemudian tibake hal 13 kol 1
WAHYU HIDAYAT
DOA BERSAMA - Jamaah di Kanzus Sholawat menggelar doa bersama dengan membaca surat Yasin dan tahlil, Sabtu (21/2) malam, untuk mendoakan para korban musibah kecelakaan bus Sang Engon di Semarang.
CKMY
berlambang matahari itu. “Secara resmi kami melalui rapat pleno telah memutuskan untuk mendukung Zulkifli Hasan menjadi Ketua Umum PAN 2015-2019 dan
meminta saudaraku Soetrisno Bachir kembali berkiprah di PAN,” ucap Ketua DPD PAN Kota Pekaloangan, HM Freddy Wijaya dalam ke hal 13 kol 5
KAJEN
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
10
RADAR PEKALONGAN
Musim Hujan, Harga Beras Naik Capai Rp12ribu/kg
PEDULI MAGHFIROH Bagi masyarakat yang ingin ikut meringankan beban bisa langsung menyalurkan melalui rekening BRI 596801-011741-53-7 An. Zunan Purnomo. Alamat : Desa Gondang Rt.3/Rw.1 Kecamatan Wonopringgo, Kabupaten Pekalongan
MEGONONAN Pengangguran Dibidik Jadi Enterpreunership KARANDADAP - Untuk mengurangi angka penganggura, Mustika Budaya Kabupaten Pekalongan, bersama Institut Kemandirian Dompet Dhuafa menggelar Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) di Balai Desa Jrebeng Kembang, Karangdadap, kemarin. Adapun peserta dibidik untuk menjadi seorang pengusaha atau enterpreunership. Diklat yang diikuti oleh 30 peserta berasal dari pengangguran warga desa sekitar itu dibuka langsung oleh perwakilan dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dindikbud) Kabupaten Pekalongan sekira pukul 09.00. Selain diberikan pemahaman materi tentang service HP, peserta juga berkesempatan untuk praktek. Sekretaris ‘Mustika Budaya’ Kabupaten Pekalongan, Prayit mengatakan bahwa kegiatan digelar untuk memberikan keterampilan bagi warga yang belum memiliki pekerjaan melalui praktek service Hand Phone. “Ada 30 peserta yang mengikuti pelatihan ini, dengan harapan mereka dapat memiliki keterampilan untuk berwirausaha,” terangnya. Ditambahkan, bahwa kegiatan ini sebagai permulaan bekerjasama dengan Institut Kemandirian Dompet Dhuafa, dan kedepan akan digelar pelatihan menyesuaikan dengan kebutuhan peluang kerja. “Kedepan kita tidak hanya service HP melainkan outomotif, menjahit dan keterampilan lainnya, dengan harapan mampu mengurangi angka pengangguran,” imbuhnya. Sementara Akhmad Zaenudin, Supervisor Program Institut Kemandirian Dompet Dhuafa, menambahkan kegiatan ini merupakan salah satu cara untuk mengurangi angka pengangguran di desa sekitar. “Kerjasama ini untuk memberdayakan masyarakat dengan meberikan keterampilan supaya dapat dimanfaatkan oleh teman-teman. Harapan kami mereka dalam jangka pendek setelah ini harus jadi teknisi, dan jangka panjang mereka bisa menjadi bosnya teknisi, atau sebagai pengusaha. Karena Visi Misi kami mengentaskan pengguran pada masyarakat bersinergi dengan pemda atau lembaga,” katanya. Adapun kegiatan ini ada kesempatan service HP secara gratis bagi masyarakat. (yon)
TRIYONO
DIKLAT - Puluhan warga Desa Jrebeng Kembang ketika foto bersama dalam mengikuti pelatihan teknisi HP di Balai desa setempat kemarin.
KEDUNGWUNI - Musim hujan mempengaruhi kenaikan harga jual beras di pasaran Kabupaten Pekalongan. Kenaikan harga beras ini mencapai Rp11 ribu hingga Rp12 ribu per kilogram. Salah seorang pedagang sembako di Ambokembang Kedungwuni Pekalongan, Ali Mahmudi (35) mengatakan, sebelumnya harga beras hanya Rp10 ribu per kg. Kemudian merangkak perlahan menjadi Rp11 ribu hingga ada yang mencapai Rp12 ribu per kg. “Rata-rata di pasaran mencapai Rp11 ribu. Katanya, juga bisa naik lagi nyampai Rp12 ribu,” kata Ali. Menurutnya, kenaikan harga ini kemungkinan dia-
kibatkan karena banyaknya petani yang mengalami gagal panen lantaran tingginya curah hujan. Selain itu, lanjut dia, tenaga yang dibutuhkan untuk memproduksi beras lebih berat dibanding musim kemarau, khususnya pada proses pengeringan. “Memang, biasanya setiap musim hujan, harga beras akan naik,” ujar Ali. Ia memprediksi, harga beras akan turun kembali pada saat panen raya Maret mendatang. “Saya harap, harga bisa kembali turun. Mengingat banyak sekali masyarakat yang komplain dengan kenaikan beras. Tapi, beberapa warga ada yang sudah memaklumi fluktuasi harga beras ini,” terangnya. Sementara, kenaikan harga beras ini dikeluhkan sejumlah warga. Salah satunya
warga Gembong Kedungwuni, Rizki Amalia (30). Ia mengatakan, harga beras saat ini sudah mencapai Rp12 ribu. Hal ini diakui cukup memberatkan dirinya, mengingat saat ini harga-harga kebutuhan pokok lainnya juga sudah naik. “Beras dari Rp10 ribu, naik menjadi Rp12 ribu kilogram. Pemerintah harus bisa mengontrol harga beras, supaya tidak naik lagi, dan naik lagi,” celetuknya. Ia berharap, harga beras yang merupakan kebutuhan pokok tersebut dapat kembali normal, sehingga tidak memberatkan masyarakat kecil seperti dirinya. Terpisah salah seorang penjual nasi megono, Roni mengaku bahwa adanya kenaikan beras mencapi Rp12 ribu, membuat ia harus me-
KESESI - Masih ingat temuan tulang di Sungai Layangan Kesesi yang diduga fosil hewan Purba Kala? Serpihan fosil yang tanpa sengaja ditemukan seorang penggali pasir dari Desa Kesesi Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan ini, akan dilaporkan ke Balai Pelestarian Situs Manusia Purba (BPSMP) Sangiran dan Balai Arkeologi Yogyakarta, untuk diperiksa lebih lanjut. Salah seorang tim Pendataan Cagar Budaya Kabupaten Pekalongan Zaenal Mutaqin mengatakan, temuan serpihan fosil yang ditemukan di Dukuh Kauman RT 2 RW 5, Desa Kesesi Kecamatan Kesesi, Kabupaten Pekalongan. Fosil yang diduga merupakan fosil gajah purba ini, beberapa waktu lalu, akan dilaporkan ke BPSMP. Usai melakukan pendataan, lanjut dia, pihaknya langsung melaporkan penemuan warga, yang diduga fosil gajah purba di Kesesi, ke Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pekalongan. Sesuai rencana, dalam waktu dekat juga akan dilaporkan ke Balai Pelestarian Situs Manusia Purba (BPSMP) Sangiran dan Balai Arkeologi Yogyakarta. “Segera mungkin kami akan melapor ke BPSMP dan Balai Arkeologi Yogyakarta, supaya segera ditindaklanjuti
MASYARAKAT Desa Curugmuncar dan Songgodadi, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan tak dapat melakukan banyak aktivitas ketika malam tiba. Tak ada listrik yang masuk, membuat suasana di dua desa itu menjadi gelap gulita. Longsor yang menimpa
riak, ya terpaksa saya kurangi isi untuk satu bungkus, dengan begitu pelanggan tidak pada kabur,” imbuhnya. (yan/yon)
MUHAMMAD HADIYAN
MEMEGANG FOSIL - Seorang tokoh masyarakat, Warsono (52) saat memperlihatkan penemuan fosil gajah purba, di Dukuh Kauman RT 2 RW 5 Desa Kesesi Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan.
penemuan ini,” katanya. Sebelum melakukan pelaporan ke BPSMP dan Balai Arkeologi Yogyakarta, kata dia, pihaknya membutuhkan laporan tertulis dari pihak desa terkait penemuan yang ada. “Kalau sudah ada laporan dari desa dan kecamatan, maka akan segera dilaporkan
ke BPSMP dan Balai Arkeologi Yogyakarta,” tambahnya. Sementara itu, pihaknya menduga penemuan itu merupakan jenis fosil gajah pada posisi rahang kiri bawah, dan ada beberapa yang diperkirakan gigi. Diperkirakan, fosil itu hidup pada masa purba sekitar ribuan tahun
yang lalu. “Jika dilihat fosil ini terkubur dengan pasir laut. Sehingga, bisa jadi daerah Kesesi dulunya pesisir,” kata dia. Penemuan ini, menurutnya, hampir mirip di daerah Simedo, Tegal. Namun usianya diperkirakan lebih muda. “Selama ini temuan masa
purba di Pekalongan belum ada. Namun ada alurnya dari Simedo-Sangiran, jika ditarik garis,” terang Zaenal. Seperti diketahui, salah seorang warga Kesesi, Kecamatan Kesesi, Kabupaten Pekalongan, Taryanto, menemukan fosil purba di Sungai Layangan, sekitar tiga pekan lalu saat mencari pasir. (yan)
DPRD Cirebon Belajar ADD ke Kota Santri KAJEN - Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Cirebon belajar ke Kota Santri, Jumat (20/2) untuk melakukan dialog atau sharing terkait pelaksanaan ADD. Rombongan diterima oleh Kepala Bagian Tata Pemerintahan Sekda Budi Suswantoro di ruang rapat Asisten Pemerintahan Setda. Sementara rombongan dipimpin oleh Ketua Komisi I Djunaedi, Budi Suswantoro mengatakan, Kabupaten Pekalongan memiliki luas wilayah 836,13 km2 dengan jumlah penduduk 911.915 jiwa. Sedangkan jumlah kecamatan ada 19 kecamatan dengan 272 desa dan 13 kelurahan. “Untuk potensi daerah,
kami mempunyai industri dan perdagangan serta wisata. Antara lain batik, pertenunan, konveksi, bordir, ATBM, ekowisata Petungkriyono, wisata kuliner dan masih banyak lagi yang lain,” ungkapnya. Terkait pelaksanaan UU No 6 Tahun 2014 Tentang Desa, Kabupaten Pekalongan melakukan beberapa persiapan antara lain sosialisasi UU pada bulan Januari 2014, bintek kepala desa yang dilaksanakan November 2014, asistensi APBDesa untuk 272 desa pada bulan Oktober – November 2014 serta pembinaan administrasi desa/kelurahan pada bulan September 2014. Kegiatan untuk tahun 2015 ini antara lain produk legislasi
daerah (prolegda) seperti perda SOTK Pemerintah Desa, perda pilkades, perda perangkat desa dan perda pengelolaan kekayaan milik desa. Kemudian Pemkab juga akan melaksanakan bintek BPD dan pilkades serentak untuk desa yang pada tahun 2013 kemarin belum melaksanakan pilkades. Sementara itu, Djunaedi mengungkapkan pemilihan legislatif banyak diminati mantan kepala desa atau dalam bahasa setempat disebut kuwu. Diungkapkan kedatangannya, untuk melakukan dialog atau sharing terkait pelaksanaan ADD. “Kami telah mengesahkan satu perda ten-
Tak Ada Listrik, Kegiatan dan Aktivitas Belajar Terganggu
M HADIYAN, Petungkriyono
mutar otak supaya tidak mengalami kerugian dan pelanggan tetap banyak. “Kalau harga dinaikan pasti pelanggan pada te-
Serpihan Fosil Gajah Purba Dilaporkan
Melihat Kondisi di Curugmuncar, Petungkriyono, Pasca Longsor PLTMH
Pasca Kondisi longsor menimpa PLTMH di Desa Curugmuncar, Kecamatan Petungkriyono, membuat 226 KK di dua desa hidup tanpa adanya listrik. Bagaimana kondisinya?
TRIYONO
NAIK - Harga beras di sejumlah pasar kini mulai naik diduga akibat cuaca yang ekstrem saat ini.
Pembangkit Listrik Mini Hidro (PLTMH) di Desa Curugmuncar, Jumat (13/2) lalu, tepatnya saat hujan deras mengguyur lokasi tersebut, membuat turbin tak dapat digerakkan. Akibatnya, tak ada aliran listrik yang mengalir ke dua desa itu. Saat matahari terbenam, aktivitas sosial maupun keagamaan masyarakat di dua desa itu hampir terhenti total. Bahkan, anak-anak pun mengalami kesulitan belajar di malam hari. Kini, masyarakat hanya dapat mengandalkan lilin dan lampu minyak untuk penerangan ketika petang tiba. Selain, alat penerangan itu mahal, masyarakat juga sedikit waswas menggunakannya. Sebab, penerangan tradisional itu rawan terhadap kebakaran.
MUHAMMAD HADIYAN
AIR TERJUN - Desa Curugmuncar yang terkenal dengan wisata air terjun Curug Muncarnya kini kondisinya gelap ketika malam. Tak ada listrik yang masuk pasca longsor menimpa PLTMH.
“Saat ini, masyarakat terpaksa menggunakan sentir (lampu minyak) dan lilin. Kalau lilin boros, sedangkan
sentir minyaknya juga mahal. Terlebih, mencari minyak sekarang susah, musti turun dulu ke bawah, sampai
ke Kecamatan Doro. Karena, yang jualan minyak adanya di Doro, itupun tidak selalu ada. Kadang habis,” ujar salah seorang warga Curugmuncar RT 1 RW 1 Petungkriyono, Kuswati (35). Tak ada sumber energi listrik yang masuk desa. Sebagian rutinitas kegiatan sosial keberagamaan masyarakat terpaksa dihentikan sementara. “Kegiatan yasin tahlil di desa sementara dihentikan, karena malam gelap. Nggak ada penerangan,” kata dia. Kondisi ini juga diakui mengganggu aktivitas belajar mengajar anak-anaknya yang masih duduk di bangku sekolah. Karena minim cahaya, ibu 3 anak ini mengaku kasihan melihat anaknya kesulitan belajar. (*)
TRIYONO
KUNKER - Rombongan DPRD Cirebon berkunjung ke Kota Santri, kemarin.
tang desa dan BPD. Meskipun satu tapi dapat dikatakan mencakup semua. Saat ini kami memang mendesak untuk melaksanakan pilwu karena ada sekitar 109 desa yang kosong dan saat ini diisi oleh
penjabat kades. Kami juga ingin bisa diskusi terkait biaya pelaksanaan pilkades, peraturan bupati terkait dana desa maupun sumber daya manusia di desa yang membuat kami khawatir,” tuturnya. (yon)
BATANG
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
11
RADAR PEKALONGAN
LESEHAN TNI Berikan Bantuan Jamban LIMPUNG - Untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pola hidup sehat dan kebersihan lingkungan, Babinsa Koramil 02/ Limpung bekejasama dengan Puskesmas Kecamatan Limpung memberikan bantuan pemasangan 10 unit kloset bagi 10 keluarga kurang mampu yang belum memiliki jamban yang representatif. Bantuan diberikan bagi warga Dukuh Sokosawit, Desa Amongrogo, Kecamatan Limpung. Petugas dari Puskesmas Limpung Suci, mengungkapkan bahwa bantuan closet kepada masyarakat dilakukan untuk menghilangkan kebiasaan buruk dengan membuang air besar (BAB) sembarangan. Pasalnya, dampak yang ditimbulkan akan berpengaruh buruk pada tingkat kesehatan masyarakat, disamping mengganggu keindahan lingkungan itu sendiri. “Saat ini, pemerintah melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Batang telah mencanangkan program Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) yang antara lain berisi 5 pilar kegiatan. Diantaranya stop BAB sembarangan, cuci tangan dengan sabun, pengelolaan makanan dan minuman yang sehat, pengolahan sampah yang benar serta pengolahan limbah cair yang aman,” papar Suci. Sementara itu, Danramil 02/Limpung Kapten Inf Sugito, menambahkan, keterlibatan anggotanya dalam pelaksanaan program ini adalah wujud kepedulian dan kepekaan prajurit TNI beserta instansi terkait terhadap permasalahan yang dihadapi masyarakat sekelilingnya, khususnya masalah kesehatan. “Hal tersebut dilakukan semata-mata untuk mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat yang selama ini sudah terjalin, dimana sesuai motto Bersama Rakyat-TNI kuat, bersama TNI-Rakyat aman dan sejahtera. Pemberian bantuan ini hendaknya dapat memberikan stimulan bagi masyarakat di sekitar untuk lebih sadar dan peduli akan arti pentingnya kesehatan lingkungan,” ujar Danramil. Muhammad Waris warga yang mendapatkan bantuan tersebut mengatakan jika dia bersama dengan warga lainnya sangat berterima kasih kepada pemerintah, khususnya Dinas Kesehatan dan juga TNI yang sudah mau peduli untuk membantu. (rul)
NURUL FATAH
JAMBAN - Anggota TNI dan warga membuat jamban di rumah salah satu warga yang mendapat bantuan.
Harlah SMA Wahid Hasyim BerlangsungMeriah TERSONO - Peringatan Harlah atau hari Lahir ke-25 SMA Wahid hasyim yang terletak di Desa/ Kecamatan Tersono berlangsung. Peringatan tahunan yang kali ini digelar Sabtu (21/2) kali ini berlangsung ramai dan meriah, karena disemarakan dengan lomba memasak antar kelas, dan penampilan kreatifitas dari para siswa. “Untuk lomba masak, kami mengambil bahan baku utamanya dari kentang, dengan filosofi sebagai bahan baku yang dapat diolah menjadi berbagai makanan. Dari situlah kami mengartikan kentang sebagai sayuran yang flesibel dan dapat membaur dengan bahan apapun, dan harapanya murid SMA Wahid Hasyim ini dapat fleksibel dalam membaur dikalangan teman sebaya maupun lingkungan masyarakat sekitarnya, namun tetap membawa pegangan teguh ilmu-ilmu agama,” jelas Kepala Sekolah SMA Wahid Hasyim Tersono, Drs Nur Khozin. Nur Khozin juga menyampaikan, bahwa untuk tahun ajaran 2015 ini kelulusan siswa tidak lagi ditentukan oleh nilai Ujian Nasional (UN), namun berdasarkan penilaian dari sekolah yang bersangkutan atau nilai rapot siswa. Meski demikian, pihaknya tetap mendorong anak didiknya untuk tetap belajar dengan sungguh-sungguh, sehingga bisa meraih prestasi yang membanggakan. “Setiap peringatan hari jadi sekolah sedianya dapat memjadikan motivasi kepada guru maupun siswa untuk lebih baik lagi kedepannya, yang nantinya diharapkan dapat berimbas pada prestasi siswa maupun sekolah ini sendiri,” tandas Nur Khozin. Pada peringatan tersebut juga turut hadir pengurus MBC NU, tokoh masyarakat dan warga sekitar, sehingga kegiatan berlangsung meriah. (ap2)
RIYAD ZUHDI
PENILAIAN - Dewan guru menjadi juri penilaian lomba memasak antar siswa SMA Wahid Hasyim.
Pasar Sementara Masih Sepi Belum Ada Aktivitas Pembuatan Lapak BATANG - Kondisi pasar sementara di Jl Dr Sutomo, Kelurahan Watusalit, Batang, sampai dengan Minggu (22/ 2) masih sepi dari aktivitas pedagang. Padahal sesuai dengan jadwal pemindahan yang telah dirilis Disperindagkop, paska pengundian zonasi, pedagang memiliki kesempatan untuk membuat drek/lapak terhitung per 16 Februari sampai dengan 15 Maret mendatang. Hasil pantauan Radar, kemarin siang, seluruh lapak telah ditandai identitas penempatnya dengan tempelan kertas di tiang bangunan. Namun demikian, belum ada satu lapakpun yang tengah dibangun. Yang terpantau hanyalah beberapa pedagang yang hilir mudik mengecek lokasi lapaknya. Kecuali itu, aktivitas jual beli burung justru terlihat ramai memanfaatkan lapaklapak di zonasi paling utara. Di luar itu, masih ada beberapa tukang yang membenahi beberapa bagian pasar sementara. Sementara beberapa deret mobil terparkir di pinggir jalan. “Ini masih lihat-lihat dulu, belum sempat bikin lapaknya. Ya sekalian menghitung kebutuhannya kira-kira apa saja, butuh biaya berapa. Pedagang lain kan juga belum pada mbangun lapaknya,” tutur
AKHMAD SAEFUDIN
CEK LOKASI- Sejumlah pedagang yang telah mendapatkan nomor urut undian tengah mengecek lokasi lapaknya di pasar sementara, kemarin siang.
seorang pedagang yang tengah mengecek lapaknya. Sesuai jadwal, proses pengundian zonasi pedagang, baik yang sebelumnya menempati los maupun pelataran Pasar Batang, telah dirampungkan pada Sabtu (21/ 2). Dari total 2.039 jumlah pedagang yang ada, setiap harinya diundi untuk sekitar 300 an lapak selama enam hari.
“Sebetulnya, yang sudah mendapatkan nomor lapak diperbolehkan untuk langsung membangun lapak atau dreknya saat itu juga. Terserah pedagang, apakah mau dibuat permanen atau cukup dengan kayu,” kata Kepala Disperindagkop Kabupaten Batang, Jamal Abdul Naser, saat hari pertama pengundian zonasi, 16 Februari lalu. Tahap pembuatan lapak
sendiri diberi waktu selama kurang lebih satu bulan, mulai 16 Februari lalu sampai 15 Maret nanti. Sesuai pembagiannya, pasar sementara memuat 130 kios, 1.242 los, dan 667 lapak di pelataran. Untuk kios luasannya 3 x 3 meter, los 2 x 1,5 meter, dan pelataran seluas 1,5 meter. Pasar yang akan ditempati selama dua tahun oleh pedagang itu juga dilengkapi
dengan beberapa fasilitas, seperti parkiran di bagian timur, toilet di dua lokasi sebanyak lima petak, dan lainnya. “Untuk pemindahan pedagang, sesuai jadwal diagendakan pada Bulan Maret, dari tanggal 16 sampai tanggal 26,” ucap Kasie Pendaftaran, Pendataan, dan Distribusi Disperindagkop, Weni Ary Susanti. (sef)
Jalan Menuju TPI Batang Rusak Parah BATANG - Kondisi Jalan Yos Sudarso Utara atau sepanjang jalan menuju ke TPI Batang yang mengalami kerusakan sangat parah membuat warga Kelurahan Karangasem Utara, Kecamatan Batang kesal. Wargapun melakukan aksi protes dengan menanam pohon pisang lubang yang ada di tengah jalan, serta memasang spanduk berisikan protes atas kondisi jalan yang lebih mirip jalan kerbau tersebut. Pohon pisang ditanam warga di tengah jalan, tepatnya di Dukuh Seturi, Kelurahan Karangasem Utara. Spanduk yang dipasang warga di tepi jalan tersebut bertuliskan “Iki dalan kebo po dalan menungso. Opo nak delok dalan iki atimu lego. Rakyat sambat ngaluoro ora duwe, dalane bonyok !!! Rumongso”. Namun, protes warga dalam bentuk penanaman pohon pisang di jalan dan pe-
masangan spanduk di tepi jalan ini tidak berlangsung lama. Setelah beberapa jam pohon pisang dan spanduk dipasang, belasan warga didampingi aparat kelurahan setempat, mencabuti pohon pisang tersebut dan melepas spanduk yang dipasang. Warga sendiri menggelar aksi protes itu lantaran kondisi jalan itu sudah rusak parah dan hingga saat ini belum diperbaiki. Kepala Kelurahan Karangasem Utara, Maslichan, mengungkapkan, tindakan warganya itu sebenarnya tidak perlu terjadi, karena pihak kelurahan telah mensosialisasikan perbaikan jalan tersebut kepada masyarakat. Menurutnya, perbaikan jalan rencananya akan dilakukan pada tahun 2015 ini, dengan dilakukan pengecoran. “Ini akibat ketidaktahuan warga terkait prosedur dan proses turunnya anggaran perbaikan jalan. Warga tidak
NURUL FATAH
RUSAK PARAH - Kondisi jalan yang rusak parah membuat warga kesal dan melampiaskanya dengan menanam pohon pisang di lubang jalan.
sabar menunggu hingga akhirnya melakukan tindakan itu. Jalan ini akan diperbaiki tahun ini. Namun, aspirasi warga ini tetap akan kami sampaikan ke kecamatan,” katanya. Sementara itu, anggota Komisi D DPRD Kabupaten
Batang, Triyanto, berharap Pemkab Batang mengedepankan perbaikan jalan tahun ini. Sebab, jalan merupakan salah satu infrastruktur penting penunjang kehidupan ekonomi warga. Apalagi itu jalan di kecamatan
kota, yang biasanya dijadikan patokan. “Jalan juga faktor utama penunjang jalannya perekonomian warga. Jadi, pemkab kami minta lebih mengedepankan infrastruktur jalan,” tegasnya. Diungkapkan, dari panjang jalan seluruh Kabupaten Batang 450 kilometer, hanya sekitar 30 kilometer saja yang dalam kondisi baik. Jadi, hampir seluruh jalan di Kabupaten Batang merata rusaknya. Kebijakan yang kurang pas merupakan salah satu penyebab kurang terakomodirnya perbaikan infrastruktur jalan tersebut. “Misalnya, perbaikan Pasar Batang yang menyedot anggaran terlalu banyak, sehingga infrastruktur jalan tidak mendapat perhatian. Kami minta pemkab bisa mencari solusi dengan mencari anggaran yang tidak membebani APBD kabupaten,” tandasnya. (rul)
GadisBeliaDitemukan MeninggaldiKamarTetangganya
AKHMAD SAEFUDIN
KREATIF- BNN Kabupaten Batang menggelar aksi damai nan kreatif guna mensosialisasikan bahaya penyalahgunaan narkoba.
KeraskeBandar, HumaniskePenyalahguna BATANG - Badan Nasional Narkotika (BNN) Kabupaten Batang terus menggencarkan sosialisasi tentang bahaya penyalahgunaan narkoba kepada masyarakat. Seperti terlihat Minggu (22/2) pagi di kawasan Alun-alun Batang, mereka memanfaatkan momentum car free day dengan menggelar aksi damai. “Tren penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba terus meningkat dan dilakukan dengan berbagai cara. Maka upaya untuk memerangi narkoba juga harus dilakukan secara terus menerus, dengan cara-cara yang kreatif,” kata koordinator aksdi damai BNN Batang, Arga Adhitya. Dia mengatakan, kegiatan aksi damai ditujukan untuk mensosialisasikan pesan tentang bahaya penyalahgunaan narkoba kepada masyarakat luas. Selain diisi dengan berbagai orasi selayaknya aksi demonstrasi, mereka juga membagikan stiker ke warga.
Penampilan maskot BNN berupa Robot BeNN ikut mencuri perhatian para penikmat car free day. “Robot BeNN adalah karakter yang panutan dan inspirasi tentang bagaimana menolak, menghindar, dan melindungi diri dari ancaman bahaya laten narkoba. Ini simbol penyelamatan masyarakat dari narkoba,” tandas Arga. Melalui aksi damai tersebut, pesan-pesan tentang bahaya narkoba diharapkan bisa lebih mudah diterima masyarakat. Dengan demikian, masyarakat menjadi semakin tahu akan bahaya penyalahgunaan narkoba. Dalam rangkaian orasinya, salah seorang staf BNN menyampaikan misi BNN yang ‘keras terhadap bandar, tetapi bersikap humanis terhadap penyalahguna. Sebab, para penyalahguna narkoba adalah korban yang lebih layak diselamatkan melalui rehabilitasi daripada dipenjara. (sef)
GRINGSING - Warga Desa Lebo, Kecamatan Gringsing Sabtu (21/2) digemparkan dengan penemuan seorang gadis belia yang sudah tidak bernyawa lagi terbaring di kamar tidur rumah tetangganya. Belum diketahui penyebab pasti kematian korban, namun muncul beberapa spekulasi lantaran 2 tahun sebelumnya kedua orang tuanya nyaris menjadi korban pembantaian. Siti Jumiati (11) yang masih duduk di bangko Madrasah Ibtidiyah kelas 3 putri dari pasangan suami istri Kuyanah (50) dan Supani (60) warga Gesing Rt 02 RW 04, Desa Lebo, ditemukan sudah tidak bernyawa di kamar rumah milik Zaenuri (35) yang merupakan tetangganya sendiri. Pada saat ditemukan, jenasah korban dalam posisi miring dan dan banyak cairan disekitar lantai dalam kamar tidur tersebut Menurut ibu kandung korban, Kuyanah, pada saat itu anaknya sedang bermain dengan kedua anak kembar pemilik rumah yakni Mei dan Aprilia di kamar milik Zaenuri yang sedang bekerja di sawah. Namun tiba-tiba keduanya keluar dari kamar sambil berteriak minta tolong kepada tetangga, dan saat didatangi ternyata korban sudah terdiam dengan
banyak mengeluarkan air seni. Pada saat diperiksa, ternyata Siti sudah tidak bernafal lagi. Jenasah korban sendiri kemudian dibawa ke rumah duka yang tak jauh dari lokasi kejadian. “Saya tidak tahu mengapa Siti meninggal, karena sebelum kejadian dia masih sehat. Namun ternyata saat ditemukan di dalam kamar milik tetangga saya, kondisnya sudah kaku,” ungkap Kuyanah. Berdasarkan hasil pemeriksaan pada tubuh korban, terdapat bekas luka dimulut yang belum diketahui penyebabnya. Sementara itu pihak kepolisian belum bisa
dimintai keterangan terkait kejadian tersebut, apalagi dengan melihat tempat kejadian rusak lantaran sudah dibersihkan. Kasus itu sendiri saat ini masih dalam penyelidikan pihak kepolisian. Kakak kandung korban, Ahmad Sholkhan mewakili keluarga mengaku sudah mengiklaskan atas musibah yang menimpa adiknya itu, meskipun dirinya menilai ada yang ganjil. “Keluarga sudah mengiklaskan, meskipun ada yang ganjil. Mengingat pada sabtu pagi hingga siang dia masih beraktifitas seperti biasa,” tandasnya. (rul/don)
DOK ISTIMEWA
MENINGGAL - Seorang petugas kepolisian dan juga pihak keluarga korban mengamati jenasah Siti yang sudah terbaring kaku.
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
RADAR KENDAL
12
RADAR PEKALONGAN
LINT AS LINTAS
Dana Paceklik Nelayan Sangat Minim NUR KHOLID MS
HADIRI - Ratusan warga masyarakat umat Islam Kendal hadiri Pengajian Akbar di Masjid Agung Kendal.
Cinta Rasul Harus Dibuktikan MESKI hujan cukup deras mengguyur, namun hal itu tak menyurutkan ratusan warga masyarakat umat Islam dari berbagai daerah di Kendal untuk menghadiri Pengajian Akbar di Masjid Agung Kendal Sabtu (21/2) petang. Pengajian yang digelar remaja Masjid Ag u n g Kendal, Kharisma dengan mendatangkan penceraHormat kepada KH Abdus orang tua, suami mah Syakur dari Demak istri harus saling itu dimeriahkan menghargai, dan oleh sajian musik rebana grup rebaberbuat baik kepada sesama dan na Al Muqorrobin Kendal pimpinan lingkungan,” Habib M Firdaus Al Munawar. KH ABDUS SYAKUR Habib M Firdaus sebelum melanPenceramah tunkan sholawatnya dengan iringan musik rebana Al Muqorrobin, mengajak kepada seluruh jamaah, terutama anak-anak muda agar dalam membaca sholawat dengan penuh kesungguhan dan sopan santun. Menurutnya, selama ini, rebana Al Muqorrobin sudah banyak digemari anak-anak muda dan kerap kali tampil di ruang terbuka, seperti di lapangan tak ubahnya sebuah konser. Dan tak sedikit, dari mereka yang membawa atribut spanduk dan bendera dan mengibas-kibaskanya. “Karena saat ini acaranya di masjid, saya menghimbau untuk tidak mengibaskan bendera. Dam selama bersholawat nani tidak boleh ada yang sambil merokok, karena harus hikmat,” tegasnya. Sementara itu Kyai Abdus Syakur mengajak kepada para jamaah agar selalu cinta rasul agar bisa mendapatkan syafaatnya dengan memperbanyak membaca sholawat. Cinta rasul juga harus dibuktikan dengan meneladani sifat dan perilakunya. “Hormat kepada orang tua, suami istri harus saling menghargai, dan berbuat baik kepada sesama dan lingkungan,” katanya. (nur)
KENDAL - Dana paceklik bagi nelayan tidak bisa melaut berupa beras yang diterima para nelayan saat musim hujan sangat kecil. Para nelayan yang memiliki perahu jenis klithik hanya menerima beras 7 kg, perahu ampera kecil 20 kg, perahu cantrang 30 kg, perahu ampera besar 25 kg, dan perahu moler 30 kg. Dana paceklik berasal dari potongan lelang ikan sebesar 2,5 persen. Pengurus Rukun Nelayan KUD Mina Jaya Ngaslan (52) mengaku dana paceklik yang diterima nelayan memang masih minim. Dana itu dibe-
rikan kepada para nelayan saat musim hujan karena nelayan tidak melaut. Saat musim hujan ombak laut cukup tinggi dan membahayakan perahu nelayan. “Dana paceklik itu memang hanya untuk menyambung hidup nelayan karena tidak bisa melaut,” ujar Ngaslan. Diakui beras dari dana paceklik yang diterima nelayan di wilayahnya sebanyak 2,8 ton. Karena jumlah perahu cukup banyak nelayan hanya mendapat bagian sedikit. Sementara itu perahu nelayan yang bisa melaut saat musim hujan hanya sekitar 15
persen. Perahu-perahu kecil tidak berani melaut karena ombak laut cukup tinggi. Hanya perahu ukuran besar yang berani melaut. Selama tidak melaut banyak nelayan alih profesi sebagai tukang batu, buruh tani dan kerja serabutan lainnya. “Jika nggak kerja serabutan keluarga nggak makan,” ujar Slamet (54) nelayan Bandengan. Dia mengaku masa paceklik biasanya berlangsung hingga Maret. Selain kerja serabutan saat tidak melaut dimanfaatkan untuk memperbaiki jaring dan perahu. (nur) MINIM - Dana paceklik bagi nelayan minim.
Terserempet KA, Ery Meninggal Dunia WELERI - Warga Desa Penaburan RT 5/3, Weleri, Ery Ardianto (33) meninggal dunia setelah dirinya terserempet KA pada Minggu pagi (22/2), sekira pukul 07.45 WIB. Korban meninggal dunia seketika, setelah terlempar sejauh beberapa puluh meter. Ayah Korban, Surdi (50), mengatakan, dirinya diberitahu seseorang jika anaknya telah meninggal akibat terserempet KA. Mendengar hal tersebut, dirinya lantas segera menuju ke lokasi, disana telah didapati korban meninggal dunia dengan luka parah di kepala bagian belakang sebelah kiri, perut dan kedua kakinya. Jenazah korban kemudian dibawa ke RSI Muhammadiyah Weleri. Surdi bercerita jika anaknya merupakan seorang yang dikenal agak kurang waras dan suka menyendiri. Setiap harinya, korban selalu saja bepergian untuk jalan-jalan dan baru kembali ketika menjelang waktu makan dan malam hari. “Pagi baru dari rumah, langsung pergi jalanjalan. Dia memang suka pergi jalan-jalan seperti itu, setiap harinya, maklum karena pikiran agak terganggu. Tibatiba saja pagi tadi, saya dikabari kalau anak saya kecelakaan karena terserempet KA,” ujarnya. Ery Ardianto sendiri merupakan anak pertamanya dari dua bersaudara. Adiknya, saat
MUHAMMAD ARIF PRAYOGA
MENINGGAL - Jenazah Ery Ardianto (33), usai dimandikan di RSI Muhammadiyah Weleri. Korban tewas akibat terserempet KA, saat berjalan-jalan di pinggir rel pada Minggu pagi (22/2), dengan luka parah di kepala bagian belakang sebelah kiri, perut dan kedua kakinya.
ini bekerja di Jakarta. Surdi pun mengaku hanya bisa ikhlas dan pasrah saja dengan kejadian ini. “Dia anak pertama saya, sedangkan adiknya masih bekerja di Jakarta,”
bebernya, yang datang ke rumah sakit bersama keponakannya. Sementara itu, petugas RSI Muhammadiyah Weleri, Agus Rianto, mengungkapkan jika
MUHAMMAD ARIF RPAYOGA
TAMPIL - Salah satu peserta mencoba unjuk kebolehan mereka di hadapan para juri dan penonton, dalam festival rebana, yang diadakan di halaman Masjid Agung, Sabtu (21/2).
korban meninggal dunia diduga akibat luka di kepalanya yang cukup parah. Jenazah korban kemudian dimandikan dan dikafani untuk kemudian dibawa ke
rumah duka. “Barusan pihak keluarganya datang dan ikut memandikan korban. Setelah ini langsung mau dibawa pulang ke rumah duka,” ungkapnya. (yog)
KNPI Diharapkan Lebih Membumi
20 Peserta Ramaikan Festival Rebana KENDAL - Sebanyak 20 peserta mengikuti festival rebana yang digelar di halaman Masjid Agung Kabupaten Kendal, Sabtu (21/2). Para peserta tersebut berasal dari kalangan remaja dan pelajar yang berada di wilayah kota Beribadat. Direktur BPR Nusamba Cepiring, Slamet Rif’an, mengatakan, festival rebana ini merupakan yang ketiga kalinya, dilakukan oleh pihaknya. Untuk festival rebana kali ini, diadakan dalam rangka ultah ke-25 dari BPR Nusamba Cepiring. “Ini merupakan kegiatan rutin dari kami setiap tahunnya, yakni menggelar festival rebana. Peserta terbuka untuk umum, namun rata-rata didominasi oleh remaja dan pelajar,” bebernya.Alasan dipilihnya festival rebana, dikarenakan sebagai badan keuangan syariah, pihaknya ingin membudayakan dan membumikan Shalawat di Kota Beribadat. “Kami berkeinginan untuk membumikan Shalawat dan agar kesenian rebana bisa semakin terus dikembangkan generasi muda disini,” katanya. Sementara itu, Ketua Kreatifitas Remaja Islam Masjid Agung (Karisma), Alex Nur Abyadl, mengungkapkan, jika pihaknya memang sejak awal tidak ingin terlibat sepenuhnya dalam kegiatan kepanitiaan festival tersebut. “Dari awal kami memang tidak ingin terlibat terlalu banyak. Sehingga kegiatan sepenuhnya dihandle oleh parapanitia dari BPR Nusamba Cepiring. Mereka hanya meminta izin untuk mengadakan kegiatan festival rebana di halaman masjid. Kegiatan di kompleks Masjid Agung sendiri sebenarnya terbuka bagi siapa saja yang berkeinginan untuk mengadakan acara disini,” ujarnya. (yog)
DOK
NUR KHOLID MS
DEKLARASI - Deklarasi Jamak, Nurochim dari LSM Patiro terpilih sebagai ketua majelis pimpinan Jamak.
Dosen Hukum Al Azhar Bakal Ramaikan Pilkada Kendal KENDAL- Seorang dosen hukum Universitas Al Azhar Indonesia, Agus Surono rencananya bakal maju meramaikan Pilkada Kabupaten Kendal mendatang, dengan mencalonkan diri melalui pencalonan independen sebagai calon bupati (Cabup). “Selain ada beberapa nama lainya. Beliau salah satunya yang rencananya bakal maju. Dan kalau tak salah, pak Agus Surono sudah mendapat restu dari sesepuh Jamak,” kata Skretaris terpilih Jaringan Masyarakat Kendal (Jamak), Misrin, usai deklarasi Jamak di Ponpes ARIS Kaliwungu, Sabtu (21/2). Sementara, dalam deklarasi yang selesai hingga petang itu, Nurochim dari LSM Patiro terpilih sebagai ketua majelis pimpinan Jamak. Misrin, mengatakan, dengan melihat kapasitasnya, sosok Agus Surono layak memajukan diri untuk menjadi Cabup. Dengan intelektualitasnya dan berbagai pengalaman kerjanya dalam berbagai birokrasi yang ada, maka kemampuanya tak dapat diragukan lagi ketika memperoleh kedu-
dukan apapun. “Pak Agus Surono kan asli Kendal. Jadi wajarlah kalau dia terpanggil hatinya untuk bisa berkiprah dan membangun daerahnya sendiri,” ungkap Misrin. Ketua majlis pimpinan Jamak terpilih, Nurochim, mengatakan bahwa tahun 2015 adalah tahun politik di Kabupaten Kendal. Sebab akan ada pilihan kepala daerah. Untuk itu, Jamak, tidak akan menjadi penonton. “Jamak telah mendapat masukan dari beberapa pihak supaya memunculkan calon independent. Kami menerima masukan itu,” kata Nurochim. Dia menjelaskan, meskipun sudah mendapat dan menerima masukan, namun Jamak tidak gegabah. Jamak, akunya, akan melakukan survey ke bawah dalam hal ini masyarakat, apakah Jamak perlu mencalonkan bupati independent atau tidak. “Kami telah menyiapkan foto copi dan tanda tangan dukungan. Tapi kami tetap melakukan survey ke masyarakat,” ujarnya.
Menurut Rochim, jika nanti dalam survey ternyata masyarakat tidak menghendaki Jamak untuk mencalonkan bupati independen, maka Jamak hanya akan memberi dukungan saja. “Kami akan mendukung calon bupati independen dari unsur apa saja, dan foto copi serta tanda tangan dukungan akan kami berikan,” akunya. Ia menambahkan, pada prinsipnya, Jamak sudah mempunyai calon bupati independen, yang akan diajukan dalam Pilkada nanti. Nama calon itu, masih dirahasiakan, karena masih menunggu survey.“Pilkada masih lama. Nama calon akan kami munculkan setelah ada kepastian. Kami minta dukungan saja dari masyarakat, supaya jangan memilih calon bupati yang bagi-bagi duit,” tambahnya. Rochim menegaskan, tujuan Jamak memunculkan atau mendukung calon bupati independen, untuk memberi pelajaran politik pada masyarakat. Sebab calon bupati tidak hanya bisa dari partai politik. (nur)
KENDAL – Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) selaku wadah dari organisasi kepemudaan nasional, diminta agar anggota-anggotanya bisa lebih membumi dan terjun langsung ke masyarakat, agar dapat maksimal dalam mendukung program-program pembangunan yang dilakukan pemerintah. Demikian disampaikan oleh Ketua Baru DPD KNPI Jateng, Bintang Yudha Daneswara, usai acara pelantikan pengurus untuk periode 20142017, di Pendapa Kabupaten Kendal, Sabtu (21/2). \Bintang Yudha Daneswara mengatakan, sebagai organisasi kepemudaan dan penerus bangsa, maka hendaknya pengurus dan anggota KNPI harus memahami persoalan-persoalan yang ada di masyarakat. Untuk mengetahui hal terebut, pengurus harus mau turun secara langsung ke lapisan bawah masyarakat. “Permasalahan di bawah harus kita ketahui, agar dapat memberikan solusi bagi masyarakat. Untuk itu, kami siap bekerja bagi masyarakat dan membantu mensukseskan program pemerintah, khususnya dalam membangun Ja-
wa Tengah. Misalnya saja dengan memaksimalkan potensi yang dipunyai oleh sebuah daerah,” katanya. Menurutnya, selama ini, para pengurus dan anggota KNPI telah terlatih untuk menjadi seorang pemimpin dalam masyarakat. Hal itu dibuktikan dengan banyaknya tokoh-tokoh nasional yang muncul dan berasal dari KNPI. “Kami menginginkan agar KNPI nantinya tidak menjadi organisasi ekslusif yang hanya dikenal oleh orang-orang tertentu saja, tapi tidak pernah dikenal masyarakat,” ujarnya. Wakil Ketua DPP KNPI, Dawax Faturrahman, mengucapkan selamat atas dilantiknya pengurus DPD KNPI Jateng. Pengurus KNPI Jateng kali ini secara usia masih sangat muda. Pihaknya meminta dukungan para senior agar selalu membimbing dan mengarahkan menjadi lebih baik. “Pengurus agar menjalankan organisasi dengan baik, agar tidak terjerumus dalam masalah pidana, terutama kasus korupsi. Selain itu, jangan lupa untuk mengabdikan dirinya bagi masyarakat,” ulasnya. (yog)
MUHAMMAD ARIF PRAYOGA
PELANTIKAN - Sebanyak 158 pengurus baru DPD KNPI Jateng untuk periode 2014-2017, dilantik di Pendapa Kabupaten Kendal, Sabtu (21/2).
SOCIETY
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
13
RADAR PEKALONGAN
Pekalongan Tuan Rumah Jambore Mercy KOTA - Mercedes Benz Club Pekalongan (MBCP), dipercaya menjadi tuan rumah jambore nasional mini (Jamnas Mini) yang akan diikuti ratusan mobil Mercedes Benz dari seluruh pulau Jawa. Kegiatan yang akan digelar 1 Maret 2015 itu, merupakan pengemasan mini dari jambore nasional yang sebenarnya. Ketua MBCP, Sugeng Lumintu mengatakan, hajat besar yang akan digelar di Waterpark, Komplek Dupan Mal itu, bisa dikatakan sebagai pengganti event Jamnas yang sebenarnya juga akan dilaksanakan di Kota Pekaloangan. “Namun kami terkendala fasilitas, salah satunya harus ada hotel
bintang lima. Disini belum ada. Jadi kami diberi kepercayaan menggelar yang mini dulu,” tuturnya, kemarin. Sejauh ini, dikatakan Sugeng, sudah ada 175 unit mobil yang dikonfirmasi pemiliknya akan ikut meramaiakan event empat bulanan tersebut. Namun pria yang juga akan mencalonkan diri sebagai Walikota itu memperkirakan, akan ada sekitar 200an lebih mobil Mercedes-Benz yang akan tumplek di Dupan Mal. “Kami ingin membawa nama Kota Pekalongan. Ingin mempromosikan Pekalongan lewat acara-acara tersebut. Awalnya kami ingin menggelar Jamnas,
tapi karena belum memenuhi fasilitasnya, maka sementara kami gelar yang mini dulu. Kedepan insyaallah jika sudah ada fasilitas, kami akan tarik penyelenggaraan Jamnas ke Kota Pekalongan,” kata dia. Hampir seluruh MBC di Pulau Jawa akan hadir. Seperti dari Jawa Tengah dan DIY, Jawa Barat, Banten dan DKI Jakarta. Untuk itu, dirinya menyatakan kegiatan itu bisa dibilang sebagai Jamnas Mini. Karena sebenarnya, untuk Jawa Tengah-DIY ada acara berupa Grand SOTR tiap empat bulanan yang diikuti club dari Jateng-DIY saja. Tapi kali ini, pesertanya mencapai DKI Jakarta dan Jawa
Barat. “Malam sebelum penyelenggaraan, juga ada sarasehan dengan petinggi MBC nasional dan jajaran FKPD, termasuk dari Polres Pekalongan Kota. Kami akan bicarakan masalah lalu lintas dan promosi MBCP kepada pemilik Mercy yang belum bergabung.” “Karena disini, bukan untuk foya-foya. Di MBCP, banyak kegiatan positif yang dilaksanakan. Masuk atau bergabung dengan club, juga akan mempermudah jaringan jika membutuhkan spare part atau sharing masalah-masalah Mercy,” imbuhnya. Selain sarasehan, sebeluma cara inti MBCP juga akan melaksanakan pameran otomotif yang di-
Persip Takluk 1-2 dari PSIM, Gatot Kecewa dari halaman 9 melawan PSIM, dirinya menyatakan hanya ada satu atau dua pemain saja yang kemungkinan dapat digunakan untuk rotasi. “Yang lain berat-berat sekali,” kata dia lagi. Lebih lanjut, mantan pelatih PSCS tersebut mengatakan bahwa dua gol yang bersarang di gawang M Ridho Jazuli murni merupakan kesalahan pemain belakangnaya. Gol pertama, kata Gatot, jelas merupakan kesalahan pemain yang tak dapat mengantisipasi datanganya bola. Gol kedua, terjadi juga akibat tidak adanya komunikasi antar pemain belakang. “Gol-gol lawan hari ini (Sabtu) jelas kesalahan pemain saya. Pertahanan kami buruk sekali,” cetusnya. Proses kedua gol ke gawang Persip dianggapanya merupakan proses yang jelek, karena tanpa antisipasi dari pemainnya. “Hilangnya dua wing back saya, sangat
berdampak saat kita main 44-2, gak ada suport sama sekali dari sayap,” tuturnya. Setelah pertandingan melawan PSIM, dikatakan Gatot pihaknya akan melakukan evaluasi total. Akan dilakukan pembenahan organisasi tim. Dirinya juga akan berupaya mencari pemain yang lebih matang sebagai pelapis. “Maksud saya mencoba putra daerah. Maksudnya agar punya kesempatan. Tapi mereka terlihat tidak dapat memanfaatkan skill-nya. Makanya kami harus cari pemain lagi,” ucap dia. Dalam pertandingan menghadapi Laskar Mataram, Sabtu sore, pasukan Laskar Kalong memang bermain buruk sejak awal laga. Menggunakan sebagian pemain pelapis, organisasi tim tak berjalan sejak babak pertama. Akibatanya, Persip nyaris tanpa peluang. Permainan berbeda ditunjukkan pasukan PSIM. Berkali-kali menggedor pertahanan Persip, PSIM men-
catatkan skor pada menit ke 19 lewat aksi pemain nomor punggung 14, Rais, yang sukses mengecoh pemain belakang Persip. Usai kebobolan, Persip tetap tak bisa berkembang. Bahkan, usai masuknya dua pemain andalan, Robbi Fajar dan Elie Aiboy, Persip tetap tak mampu tampil ciamik dan menutup babak pertama dengan ketinggalan 0-1. Baru saat memasuki babak kedua, Persip mulai getol menyerang. Dipimpin Robbi Fajar, beberapa kali peluang tercipta di depan gawang PSIM yang dijaga Agung Andri. Elie Aiboy, Robbi Fajar dan Ibrahim, bergantian menggedor pertahanan lawan hingga akhirnya sepakan Robbi mengenai tangan pemain belakang PSIM. Wasit menunjuk titik putih, Persip mendapatkan hadiah pinalti. Mengambil inisiatif sebagai pengeksekusi, Robbi Fajar sukses kembali me-
ncatatkan namanya sebagai top skor Persip. Usai menyamakan kedudukan, Persip semakin agresif. Dimasukkan sejumlah pemain di babak kedua, juga membuat organisasi tim membaik dan serangan terus mengalir. Petaka terjadi di menit 75, umpan pemain PSIM yang mengarah ke gawang, salah diantisipasi Ridho Jazuli. Celakanya, tak ada pemain Persip yang cepat mengambil bola rebound sehingga pemain nomor punggung 15 dari PSIM, Rangga, dengan mudah menceploskan bola ke gawang Persip yang sekaligus menutup pertandingan dengan kemenangan Laskar Mataram. Usai melawan PSIM, Persip akan kembali menjalani uji coba pada Jumat (27/2) melawan tim Divisi Utama dari Kalimantan Tengah, Kalteng Putra. Pertandingan tersebut akan digelar malam hari di Stadion Kota Batik. (nul)
Penyebab Banjir, Sedimentasi Parah jadi Sorotan dari halaman 9 mukiman menjadi berkurang. Akibatnya, air hujan tak tertampung dan meluap,” ucap aktifis FKH Kota Pekalongan, Andi Setiawan. Dikatakan Ketua Komunitas Biji (Kombi) itu, selokan yang ada di pemukiman tak selalu harus terlihat. Masih banyak sistem drainase baik di jalan maupun pemukiman yang ada di bawah tanah. Dia mempertanyakan, apakah perhatian pemerintah sudah sampai kesana. “Masih ada sistem saluran yang ada di bawah tanah. Apakah itu sudah diperhatikan,” tanya dia. Sementara untuk kondisi drainase pemukiman yang
terlihat di permukaan, dikatakan Andi juga mengalami kondisi yang sama. Banyak titik drainase yang mengalami sedimentasi parah. Menurut Andi, untuk drainase di permukaan masyarakat masih bersedia mengatasi bersama melalui kegiatan kerja bakti. Namun, seringkali juga ditemui sedimentasi yang sulit diatasi dengan alat-alat rumah tangga. “Jika sudah begitu masyarakat kesulitan karena tak mempunyai alat. Ini yang harus dicover pemerintah,” imbuh dia. Selain perhatian di setiap titik drainase, Andi juga mempertanyakan, keberadaan masterplan drainase Kota Pekalongan. “Ada gak masterplannya, jika ada
seperti apa, kemudian kapan itu terakhir di tangani sedimentasinya,” kritiknya. Sebab, lanjut Andi, jika terlalu lama tak diatasi maka pendangkalan yang terjadi akan semakin parah. Karena setiap turun hujan tak melulu air yang mengalir ke saluran, melainkan bercampur material lainnya. “Kapasitasnya (selokan) jelas berkurang, makanya banjir,” ujarnya. Dari catatannya, hampir seluruh wilayah kota saat ini dipastikan tergenang jika terjadi hujan dengan intensitas tinggi, dan dalam jangka waktu panjang. Bahkan menurut Andi, sejumlah wilayah yang sebelumnya tak pernah tergenang kini juga menjadi langganan.
Dirinya mencontohkan di wilayah Pekalongan Selatan yang sebelumnya dikenal bebas banjir pun kini tak luput dari genangan air. Sementara beberapa wilayah langganan lain juga tak kunjung ada perbaikan. Bahkan cenderung lebih parah kondisinya. “Disini kami sebagai masyarakat berharap akan ada tindakan nyata dari pemerintah untuk mengatasinya. Kami juga siap membantu namun juga memerlukan alat-alat untuk mengatasi sedimentasi yang membandel. Kami ingin pembangunan yang ada jangan hanya memperhatikan kecantikan, tapi harus juga memperhatikan kondisi drainase kota,” harap dia. (nul)
tiba ajal datang. Ada kalanya diberi penyakit. Akan tetapi, ajal itu pasti. Sehingga penyakit ataupun musibah hanya sebab semata-mata,” tuturnya. Ia mencontohkan sebuah musibah yang menimpa rombongan jamaah haji asal Indonesia yang pesawatnya jatuh di Kolombo, Srilangka. Sehingga, jenazah para korban selanjutnya dikubur secara massal di Ampel, Surabaya, sebagai ‘syuhada al haj’. Dicontohkan pula musibah yang menimpa rombongan ziarah wali sembilan. Kapalnya tenggelam di tengah laut, dan banyak menelan korban jiwa. “Ini secara hakikatnya. Semua itu bila kembali pada hakikatnya. Tanpa kejadian tersebut di atas, mereka tetap akan menghadapi ajal. Adapun syariatnya, pasti ada sebab musababnya,” terangnya. “Entah karena kelengahan pengemudi yang tidak menaati rambu-rambu atau memacu kendaraannya dengan kecepatan tinggi sehingga tak dapat dikendalikan. Maka terjadilah sesuatu yang siapapun tidak menghendakinya,” imbuhnya. Habib Luthfi mengimbau keluarga korban yang ditinggalkan untuk bersabar, tabah, ikhlas dan ridlo atas musibah yang terjadi. Mes-
M. AINUL ATHO’
SIAP - Sekretariat MBCP di jalan KH Mas Mansyur, siap menerima anggota baru. MBCP juga dipercaya menggelar Jamnas Mini 1 Maret 2015 mendatang.
Kasus Perceraian Tembus 1.017... dari halaman 9 kasus perceraian dengan 349 cerai gugat atau cerai yang diajukan oleh istri, dan 167 cerai talak atau cerai yang diajukan oleh suami. Sementara pada tahun 2014 tercatat 355 cerai gugat, dan 146 cerai talak. “Total data yang kami catat dalam dua tahun terakhir ini ada 1.017 kasus perceraian,”imbuhnya. Menurut Sukiyanto, faktor penyebab terjadinya perceraian masih sama. Yakni
mulai dari permasalahan ekonomi, pertengkaran, ketidakharmonisan, dan adanya pria atau wanita idaman lain dalam rumah tangga. “Kalau berdasarkan pengkuan mereka dalam persidangan, biasanya permasalahan terbesar adalah permasalahan ekonomi. Sementara pengakuan tentang adanya idaman lain atau pihak ke tiga menjadi urutan pengakuan ke empat,” katanya. Permasalahan ekonomi,
memang tak lepas dalam kehidupan berumah tangga. Lepasnya tanggung jawab suami atau tidak menafkahi istri dan anaknya menjadi pemicu terbesar seorang istri mengajukan cerai gugat. “Kalau keduanya sudah sepakat bercerai biasanya dalam beberapa kali sidang saja bisa segera diputuskan. Namun jika seorang di antaranya masih ragu-ragu atau tidak mau biasanya memerlukan waktu lebih lama sebelum akhirnya diputuskan,” ujarnya. (ap3)
Kuliah Sambil Bisnisan dari halaman 9 dan promosi barang dagangannya. Selain itu, dengan adanya berbagai fasilitas teknologi yang canggih, ia bisa lebih mudah dalam mengatur semuanya. “Sekarang sudah ada sosial media, dan smartphone, jadi bukan masalah kalau membagi waktu antara kuliah dan jualan,”kata gadis kelahiran, 19 Juli 1992 tersebut. Bahkan gadis berdomisili di Kedungwuni itu berhasil
bertahan dengan bisnis onlinenya adalah produk yang dijualnya bervariasi, mulai dari baju dengan aneka model, Snack, hiasan rumah, dan lain-lain. Dengan banyaknya jenis barang jualan pelanggannya juga lebih banyak, dan tentu saja berpengaruh pada penghasilannya. “Saya punya banyak koleksi barang, yang dijual, jadi pembeli tidak akan pergi justru akan bertambah karena pilihannya lengkap,”-
jelasnya. Ditanya cita-cita, Eka mengatakan bahwa setelah lulus nanti dimanapun ia bekerja. Ia ingin tetap berbisnis karena sudah hobby. Bahkan saat ini ia sedang mencari partner untuk bisa diajak kerjasama mengembangkan bisnisnya. “Pingin jadi karyawan sih, tapi karena saya sudah terlanjur suka bisnis saya agak berat melepaskan bisnis. Ya kalau bisa dua-duanya kenapa tidak,”katanya sembari tertawa.(ap3)
Ada 23 Pecandu Narkoba Jalani... dari halaman 9 peran semua pihak dalam memerangi narkoba. Alex mengatakan pihaknya terus berkordinasi dengan berbagai pihak, salah satunya dengan Satres Nar-
koba Polres Kota Pekalongan. Salah satu bentuk kerjasama yang dilakukan adalah dengan mengadakan sidak di lapas Kota Pekalongan beberapa waktu lalu. “Kami kemarin melaku-
kan sidak bersama dengan Kasat Narkoba Polres Kota Pekalongan, namun sayang tidak ditemukan barang bukti narkoba hanya ditemukan Bong (alat hisap narkoba),”pungkasnya. (ap3)
SB Kembali ke Partai, Tiga DPD... dari halaman 9
kipun diakuinya keikhlasan dan keridloan itu tidak mudah. Diperlukan kesabaran untuk meraihnya. “Bilamana kita meniti keiikhlasan dan keridloan, tidak mungkin drastis. Tapi insya Allah dan pasti, setapak demi setapak akan sampai pada keikhlasan dan keridloan. Berat rasanya untuk menanggung itu semua,” tuturnya. “Memang kalimat ikhlas dan ridlo sangat mudah diucapkan. Bisa saja kalimat keikhlasan dan keridloan menjadi pelipur duka. Tapi untuk mencapai hakiki keikhlasan dan keridloan perlu kesabaran. Dengan segala kekurangan, kita hanya mampu untuk berdoa. Semoga para almarhum mendapatkan gelar dari Allah Ta’ala sebagai syuhada, dan keluarga yang mendapatkan musibah kecelakaan tersebut diberi kekuatan lahir
dan batin,” papar Habib Luthfi. DOA BERSAMA Sementara itu, dengan adanya kejadian tersebut, Kanzus Sholawat menggelar doa bersama dan pembacaan surat Yasin dan tahlil untuk mendoakan para almarhum yang menjadi korban dalam musibah tersebut. Doa bersama dan pembacaan Yasin serta tahlil ini digelar selama tujuh hari setiap ba’da Isya, mulai Sabtu (21/2) malam. Bahkan pada Sabtu malam kemarin, puluhan jamaah di Kanzus Sholawat mengawali acara doa bersama dengan melaksanakan salat Gaib terlebih dulu. Juru bicara Kanzus Sholawat, Sumarjo SH, menyampaikan bahwa doa bersama, pembacaan surat Yasin dan tahlil itu sesuai arahan Habib Luthfi.
“Kami berharap seluruh jamaah dimohon untuk hadir di Kanzus Sholawat mulai malam Ahad ba’da Isya, untuk bersama-sama menggelar doa untuk para korban. Doa bersama ini akan kita gelar setiap malam selama tujuh hari. Semoga yang meninggal diberi khusnul khotimah. Yang luka segera diberi kesembuhan. Dan bagi keluarga yang ditinggalkan diberi kesabaran, tetap iman dan Islamnya,” ungkap Sumarjo. Pihak Kanzus Sholawat, imbuh Sumarjo, juga terus mengikuti perkembangan atas musibah tersebut. Termasuk ikut memantau kondisi para korban di sejumlah rumah sakit di Semarang. “Kanzus sudah mengirim perwakilan untuk memantau di mana para korban disemayamkan maupun dirawat,” tambahnya. (way)
keterangan persnya di RM Panderasa usai acara dengan tajuk ‘Ahlan Wa Sahlan SB untuk Kemenangan Bang Zul’ tersebut. Tak hanya bersedia kembali ke PAN, Freddy juga membeberkan bahwa pria asli Pekalongan yang pernah memimpin PAN 2005-2010 itu, juga menyatakan kesediaannya menjadi Ketua Majlis Pertimbangan Partai (MPP) jika Zulkifli Hasan berhasil menang dalam kongres nanti. Meskipun dalam kongres, suara DPD hanya diwakili satu suara. Namun munculnya dukungan kepada Zulkifli Hasan dari tingkat ranting (kelurahan/desa) hingga tingkat DPD (kab/ kota) menunjukkan bahwa keputusan yang diambil DPD benar-benar mencerminkan keputusan yang lahir dari bawah. “Dukungan yang kami berikan kepada Bang Zul, panggilan akrab Zulkifli Hasan, bukan hanya keputusan pribadi saya selaku ketua DPD, melainkan keputusan bersama seluruh pengurus,” kata Freddy. Dia melanjutkan, munculnya proses dukungan seperti ini merupakan bagian dari dinamika partai menjelang kongres, dan itu hal yang sangat wajar dan
RADIO
RADIO
RADIO
RADIO
Habib Luthfi: Para Korban adalah Syuhada dari halaman 9
beri tajuk Jambore Otomotif mulai 27 Februari hingga 1 Maret 2015 di Hotel Sahid Mandarin. Pameran itu akan menghadirkan berbagai macam jenis dan merk mobil bagi penggila otomotif. Kegiatan, juga akan diselingi ajang kontes modifikasi baik roda dua maupun roda empat. “Pesertanya dari komunitas, kemudian kami jua sediakan stand asesoris, dan lain-lain,” kata dia lagi. Selain itu, bekerjasama dengan Polres Pekaloangan Kota, panitia juga menggelar sosialisasi saftey ridin dan uji tangkas mengendalikan motor dan mobil. (nul)
lumrah. Oleh karena itu, Bos Batik Feno itu berharap dalam kongres nanti persaudaraan tetap dikedepankan, dan senantiasa menjunjung tinggi asas sportivitas. Hal senada juga disampaikan Ketua DPD PAN Kab Batang, Yuswanto, yang juga menyambut gembira kesediaan SB kembali berkiprah di PAN. “Kami menyambut gembira atas kesediaan SB kembali berkiprah di PAN, dan kami mengajak kepada saudara-saudaraku Pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) seluruh Jawa Tengah untuk mendukung Saudaraku Zulkifli Hasan menjadi Ketua Umum PAN periode mendatang,” sambungnya. Kegiatan malam itu, dihadiri oleh para pengurus DPD PAN Kab Batang, DPD PAN Kab Pemalang dan D-
PD PAN Kota Pekalongan dari tingkat ranting, cabang hingga tingkat Kota. “Kami sangat mendukung keputusan DPD PAN Kota Pekalongan untuk mendukung Zulkifli Hasan memimpin PAN periode 2015-2019. Kami juga sangat bersyukur atas kembalinya SB kedalam Keluarga besar Partai Amanat Nasional,” imbuh Sekretaris Fraksi DPRD PAN, yang sekaligus Ketua DPC PAN Pekalongan Utara, Makmur S Mustofa. Dalam keterangan terakhirnya, Freddy yang mewakili seluruh pengurus DPD PAN Kota Pekalongan, Kab.Batang dan Kab Pemalang juga mengucapkan selamat kepada panitia Kongres IV PAN di Bali. Serta berharap acara dapat berlangsung demokratis, aman dan lancar. (nul)
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
SAMBUNGAN BISNIS RADAR PEKALONGAN
Berikan Promo Tiap Hari dari halaman 16 produk-produk yang lain,” tambahnya.
Buti Fashion sendiri menyediakan berbagai busaha perempuan ataupun pria mulai dari dress, bawahan,
Aneka Gordyn, Percantik Rumah kemeja, kaos, hingga aksesoris lain. Berdiri lebih kurang mulai tahun 2010 dan berkantor pusat di Jakarta, kini
tersebar 30 cabang di seluruh Indonesia dengan menggunakan brand Buti sendiri dan juga brand Ada fashion. (ap8)
1970 sebagai Sole Distributor sepeda motor Honda di Indonesia. Saat itu namanya adalah Honda Division atau di internal Grup Astra dikenal dengan Honda Sales Operation. Semenjak tahun 2000, peran Honda Sales Operation, yang kini dikenal dengan nama Astra Motor, berubah menjadi main dealer dan retailer sepeda motor Honda. Sebagai main dealer, kini Astra Motor membawahi lebih dari 600 showroom, 1.100 bengkel, serta 2.000 outlet suku cadang yang terbagi dalam 11 wilayah pemasaran di Indonesia, meliputi Sumatera Selatan, Bengkulu, Jakarta, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, Bali, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Balikpapan, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Sulawesi Tenggara, Maluku, serta Papua, Papua Barat. Hingga 2014, sebagai retailer, Astra Motor telah menyebar di 21 provinsi dengan 143 dealer resmi, serta memiliki lebih
dari 3.800 karyawan. Berbagai penghargaan pun telah diraih. Selain dinobatkan sebagai The Best Achievement dalam Indonesia Best Corporate Transformation yang diadakan SWA di tahun 2013, tahun lalu Astra Motor meraih Marketing Award 2014 sebagai The Best Innovation in Marketing dan The Best Market Driving. “Selama 45 tahun ini, kami telah melalui berbagai gelombang pasang surut. Namun kami bersyukur, berkat dukungan berbagai pihak, kerja sama tim, serta kepercayaan konsumen, bisa kami lewati dengan baik. Karena itulah, kami memilih tema ‘Maju Bersama Anda’ dalam 45 Tahun Astra Motor ini. Semoga dengan berbagai kegiatan dan program ini Astra Motor bisa makin maju bersama para stakeholder sehingga bisa memberikan yang terbaik untuk semua pihak,” harap Sigit. (anang/dal)
Maju Bersama Anda dari halaman 16 tor yakni undian untuk konsumen di bulan Februari & Maret yang berhadiah paket perjalanan untuk 45 pasangan, serta masih banyak program kejutan lain setiap bulannya. Semua program tersebut kami bagi menjadi tiga kategori kegiatan, yakni Astra Motor Berbagai, Astra Motor Peduli, dan Astra Motor Berkreasi. Sebab, kami ingin berbagi, peduli, serta berkreasi bersama konsumen di usia 45 tahun ini,” jelas Ketua Panitia 45 Tahun Astra Motor, Hadijanto Santoso. “Astra Motor merasa bisa tumbuh dan berkembang seperti saat ini adalah berkat dukungan dari seluruh stakeholder. Salah satunya dan tidak kalah penting adalah rekan-rekan media massa. Karena itu, momen Hari Pers Nasional yang jatuh pada tanggal 9 Pebruari 2015 kemarin adalah saat yang tepat untuk memberikan kado sederhana dari
kami sebagai wujud terima kasih kepada rekan-rekan media massa,” ungkap Chief Executive PT Astra International Tbk – Honda Sales Operation (Astra Motor), Sigit Kumala. Astra Motor juga memberikan layanan servis rutin dan ganti oli gratis pada rekan rekan media massa yang dilakukan pada minggu pertama dan kedua Februari 2015 kemarin. “Kami memberikan voucher servis rutin dan ganti oli gratis yang bisa dimanfaatkan oleh rekan-rekan media massa di jaringan bengkel resmi (AHASS) di Astra Motor Center, Jalan Gajahmada 88 semarang yang merupakan Showroom Honda terbesar di Asia Tenggara, lanjut Kepala Wilayah Astra Motor Semarang, Darmawan Tjodrodihardjo. Kiprah Main Dealer Astra Motor dalam industri sepeda motor di Indonesia, bermula dari penunjukkannya oleh Honda Motor Corp. Jepang pada 15 Juni
Meski Chiness Pranakan, Tetap Halal dari halaman 16 nilai seni tinggi. Berbicara sedikit mengenai kuliner resto yang satu ini tak lepas dari kesan jadul, karena menu yang disajikan memang menu lama namun telah dimodif sedemikian rupa oleh sang chef. Selain itu, menu juga lebih ke Chiness pranakan namun tetap halal jadi bagi anda muslim tak perlu gigit jari masih bisa menikmati kuliner yang ditawarkan. Salah seorang pengunjung resto Ningsih (25) mengatakan bahwa dirinya sangat terkesan dengan Nostalgia Restaurant
terlebih dengan konsepnya yang klasik modern dengan paduan budaya cina. “Konsep resto ini sangat unik, klasik modern yang dipadukan dengan budaya cina sungguh mahakarya yang mempunyai nilai tinggi,” katanya. Menu yang disajikan kebanyakan menu jadul serta berbau chiness pranakan namun dengan olahan yang modern seperti sapi lada item yang merupakan daging sapi khas dalam yang dimasak dengan lada hitam plus kecap inggris dengan toping paprika membuat rasanya luar biasa, mak
14
nyuss kata yang tepat untuk menggambarkanya. Selain itu, juga ada ayam nostalgia yakni daging ayam dengan lumuran tepung dimasak dengan saos spesial dan ada sensasi uniknya yakni toping kecombrang yang biasanya hanya ada di megono dengan tangan Chef Yanto dikombinasi menjadi sebuah citarasa yang berbeda, unik sekali. Masih ada satu lagi yakni garantin yakni daging sapi khas dalam yang diolah menjadi roll dan dipanggang lalu dipotong disajikan dengan saos steak terasa sangat nikmat karena daging
lembut sangat dikunyah. “Saya tadi sudah coba sapi lada item, ayam nostalgia, dan garantin. Paling unik untuk saya adalah ayam nostalgia karena ada paduan kecombrang yang bisanya hanya saya dapatkan dari megono, sangat membawa nama Pekalongan,” tambahnya. Masih banyak pilihan menu lain yang tak kalah nikmatnya, anda bisa mencobanya sekaligus merasakan sensasi menginap di The Sidji Hotel yang mempunyai konsep berbeda dengan hotel kebanyakan yang hanya mengedepankan akomodasi semata. (ap7)
dari halaman 16 kartun yang banyak digemari saat ini. Pemilik toko, Diana (27) menjelaskan pihaknya menawarkan gordyn dengan beragam motif dan desain cantik. Khusus untuk anakanak, pihaknya menyediakan gordyn dengan motif dan desain ala tokoh animasi yang memang banyak disukai anak-anak. “Gordyn kami ini banyak jenisnya, mulai dari yang standar sampai bahan yang paling bagus. Jadi memang banyak jenis gordyn disini yang bisa konsumen pilih. Selain motif bunga, kami juga menyediakan motif lain yang bisa dipilih. Tentunya kami menyesuaikan keinginan konsumen. Seperti pada beberapa katalog yang kami sediakan, khusus
untuk kamar anak-anak, kami sediakan gordyn dengan motif atau gambar kartun animasi yang memang banyak disukainya,” jelasnya. Disebutkan bahwa selain gordyn, pihaknya juga menyediakan produk lain seperti reel vitrage, plisket dan lainnya. Untuk pemasangan, pihaknya juga bertanggung jawab, artinya pihaknya akan mensurvei rumah konsumen dengan mengukur bidang tertentu yang akan dipasangkan gordyn. “Kami juga menyediakan produk lain selain gordyn, seperti reel, vitrage, plisket spanyol, dan lainnya. Untuk pemasangan, kami yang akan turun langsung ke lapangan untuk mensurvei keadaan rumah konsumen, untuk
mengukur lokasi yang akan diberi gordyn, menyesuaikan warna tembok dengan gordyn, dan lain sebagainya. Artinya memang kami bertanggung jawab penuh atas amanat dari konsumen, “ tutur wanita asli Bandung ini. Pihaknya juga menyediakan mesin khusus loundry gordyn bagi konsumen jika ingin mencuci gordyn di tempatnya. Selain itu, pihaknya juga menyiapkan mesin jahit khusus guna menservis gordyn. “Oh iya, kami juga menyediakan jasa loundry dan servis jahit gordyn, namun ini hanya khusus untuk gordyn saja, dapat dipastikan bahwa gordyn yang dicuci maupun diservis akan nampak seperti produk baru lagi,” pungkasnya. (ap7)
Ayam Crispy Paling Diminati dari halaman 16 Sambal bajak sendiri memiliki cita rasa sedap sambal terasi yang harum khas menambah aroma rasa yang ada. “Dengan cita rasa tersebut diharapkan dapat membuat cita rasa yang mantap yang selalu dikangeni orang,” tambahnya. Diakui, kunjungan paling ramai yaitu saat malam jumat kliwon. “Malam jumat kliwon memang menjadi keberkahan sendiri bagi orang Batang, dengan keramaian itu banyak bisnis yang ikut terangkat dari tradisi bulanan tersebut,” tambahnya lanjut. “Kami menggunakan resep dari bumbu dan rempah pilihan asli Indonesia. Kami sajikan yang terbaik untuk anda,” tambahnya lagi. Rumah makan yang bersemboyan renyah harganya serenyah ayamnya itu, mengaku menu paketnya lebih murah, hanya Rp11.000 sudah dapat menu paket nasi, ayam dan juga teh botol. (ap8)
M FURQON FS
AYAM - Menu ayam paling disukai masyarakat.
DINNER Menikmati makan malam di Nostalgia Restaurant dengan menu chiness pranakan namun tetap dijamin halal.
LOWONGAN
LOWONGAN
LOWONGAN DIBUTUHKAN SEGERA
TENAGA PENJUALAN Syarat : PRIA/WANITA,SLTA MEMILIKI SEPEDA MOTOR GAJI MENARIK ( UMK ) Lamaran ke : PT.SENTRAL TELEKOMUNIKASI MODERN JAYA GD.PPIP LANTAI.2 JL.AGUS SALIM 39.PKL
AKHMAD TAUFIK
DIJUAL MOBIL DIJUAL Accord Ceilo 95 Hitam mulus, plat G Pkl, pjk baru, Siap luar kota harga 61jt nego. Hub 0857861 52551. Hadiyan/23/3
DIJUAL Mobil SUZUKI Baleno NextG TH.2003 Nopol E, Warna Merah metalik. Hub : 085742143113 Ang/27/1/G
INTERIOR MOBIL “BISRI JOK” PEKALONGAN SPECIAL INTERIOR : * JOK * PLAPON * DASHBOARD *DOOR TREEM *KARPET DASAR Jl. Untung Suropati No.7 Tegalrejo Pekalongan Barat Telp. ( 0285 ) 432885 HP. 08122975610 / 085878512011. Imam Adi/12/3
JUAL BELI MOTOR Melayani jual beli motor , tukar tambah , cash & kredit proses mudah dan murah tell. 085741 582344. Abd/14/4/G
VARIASI MOTOR GAMA MOTOR PEKALONGAN sedia varisai & sparte motor lengkap, murah & bergaya. Ruko Gama Plaza jl. Gajah Mada no.28 Pekalongan. rosi/g/6/6.
IKLAN BARIS
SENIN, 23 FEBRUARI 2015
15
RADAR PEKALONGAN
ANEKA KEBUTUHAN PENGOBATAN
PENGOBATAN
CLOTHING
KULINER
***LUQKY CLOTHING*** Menerima Pembuatan : Kaos, Jumper, Hoodie Zipper, Raglan, untuk Komunitas, Seragam Kelas, Event Organisasi, dg Kualitas Distro Original, Min. 6 pcs, Alamat : Jl. Diponegoro No. 471 Kajen Pekalongan (Sltn Psr Induk Kajen) HP : 08122 666193. Ktr/28/2
SUBUR - Jual mesin foto copy & spare part Canon 6030, 6050, 6650, ir 5000, ir 5020, ir 6570 hrg mulai 20 jt-an. Harga dijamin murah. Hub. SUBUR Jl. Gajah Mada No. 25 (Ruko Gama Plaza) PKL. Telp. (0285) 414103 / 0812 2812910. Alf/24/6
“RUMAH HERBAL AL ZUHAIR” Me nyediakan obat kesehatan herbal alami, antara lain : jahe mahkota dewa, jahe alang2, jahe secang, madu mengkudu, madu manggis, madu super, propolis, susu sari kedelai, ABM 7 series, miracle herbs spray, obat pegal linu, obat asam urat & obat herbal lainya. HUB : Thabib Maulana Sukisnoto Phd.Ch.CHt. JL. Lapangan Kanoman Khertosari RT.01 RW.05 No.62 Kasepuhan Batang (085642531620 )
TELAH DIBUKA “TOKO ANNORA” BORONG DAN AJAK ROMBONG AN...!!! DIJAMIN DAPAT LEBIH MURAH DI “ANNORA” ACCES SORIES N FANCY DAPATKAN: BONEKA, JEPIT BROS, BANDO, ALAT TULIS, FANCY, TAS, DOMPET. DLL. JL. MERAK NO. 5 HUB: 087830797643.
Ang/11/11/G
Imam Adi/25/2.
KOPERASI
ACCESSORIES
W.M. C AK IL YAS CAK ILY
LAMON GAN AMONG
Menu Spesial PAGI - SIANG Sego Pecel Jawa Timur Soto Ayam Lamongan Menu Spesial MALAM Bebek Ayam Lele
FOTO COPY
DIJAMIN MURAH..!!, mesin foto copy 6030/6035/6650/IR 5000/IR 6570/IR4570. Harga mulai dari 4 juta. spare part, toner Hubungi: “MAES TRO COPY CENTRE” Jl. KH. Mansyur No.74 Pekalongan. Telp. (0285) 7931627, 7931628, 0815 4829 1351, 0813 2867 0999. Fax: (021) 425071. MINGGU TETAP BUKA, TEKNISI DOMISILI PEKA LONGAN.
PERCETAKAN
Tahu Tempe Dorang, dll
CCTV
SOFTWARE APLIKASI
SPESIALIS MARMER & PRASARTI
Hubungi : 081553678111
OPTIK OPTIK BANDUNG-Melayani BPJS Kesehatan (EKs. Askes, Jamsostek, TNI Polri, Jamkesmas & Jamkesda). Resep dokter mata. Periksa mata gratis! Sedia frame, lensa, & soft lens Rodenstock, Essilor, Polycore, Hoya. Hub. JL. Bandung No.42 Pekalongan. Telp. (0285) 410804423967 HP.0838 9044 4250. Alf/26/09
****BINA ARTA FOTOCOPY**** FC Warna, penjilidan, ATK, dll Jl Binagriya Sbelah Lampu merah AJR/10/10/G
KACA FILM MOBIL SPECTRUM KACA FILM - Pasang Film Kaca Mobil Hanya 200 Ribuan. Kaca Fil Berkualitas : Spectrum, 3M, Sunblast, Sun Polar, Sparta. Ber garansi & Anti Gores. Jl. Perintis Kemerdekaan No.9 Watesalit Ba tang. Depan Kantor Depag Batang. PIN BB : 29EBFAC1
PEKALONGAN PROMO FEBRUARI , HOTEL ISTANA, 200-280 RIBU/MALAM (TERMASUK PAJAK,PELAYANAN, MAKAN PAGI). PAKET MEETING /ARISAN/ULTAH/DLL MULAI 30 RIBUAN, JL. GAJAH MADA (TENGAH KOTA/ JALUR PANTURA / + 300 M BARAT STASIUN K.A), (0285) 423581 / 424252, NYAMAN ,HARGA TERJANGKAU. Mdp/9/3.
PENDIDIKAN
KARPET KIKI Permadani menjual karpet berbagai ukuran melayani cash/ kredit. Hub 085876142559. G/Reza/15/2.
KERJASAMA PUNYA TANAH Luas Dijual Susah? Kerjasama dg kami Bikin Perumahan Keuntungan Berlipat/ Sistem Saling Profit. Hub. 081330096270/ 087717276060. Ktr/3/3
KEUANGAN
CCTV
MENERIMA PESANAN
Hanifan/24/10
KEUANGAN
KULINER
Alamat : Jl. Urip Sumoharjo - Medono (Selatan Alma)
MDP/22/5
KOPERASI
KULINER
KEUANGAN
Anak anda usia 5-12 Th? Masih Kesulitan belajar Matematika? Belum pandai berhitung? Susah memahami soal cerita? Sulit memahami materi sekolah? Kami solusinya, Sebuah program Belajar Matematika Tingkat Dasar, Dengan teknik taktis Aritmatika jari 6 level sesuai kurikurum sekolah. Informasi & Pendaftaran: Jl.Raya Pekajangan 93 A Pekalongan (Sblh Gg 17 Pekajangan) Hp.081575175577 Jariquantum Wiradesa:Jl.Patimura Mayangan Bebel Wiradesa Ruko perum permata cluster wiradesa pekalongan (0285)7959188
KEUANGAN
CIMET, Melayani kalkir A3, Sablon kaos 3.000/screen. Jl. Darma Bakti 153,Pkl 08156959721. IKS/G/30/4
***** APOLLO PRINT ***** SABLON PLASTIK DAN OFFSET Hang Tag, Label Bordir, Dos Sarung, Dos Batik, Mika Batik dan Sarung. Undangan Hanya Rp 300,-. .!!!!!!!!!! Menerima Jasa Cetak Offset & Pon. JL.H Agus Salim Gang 8 No 4. Telp : (0285)421830/7951227 Pekalongan. REKAN AMANAH KERJA ANDA Ang/4/7
RIAS PENGANTIN “MAYA” Rias pengantin - wedding planner & organizer “Rias, Dekorasi, Catering, Photo & Video, Sound system & Enter taiment, Pre Wedding, Persewaan alat pesta. 085742022953 (pin bb 2A4587C8) Ktr/28/6/G
SEDIA SOFTWARE Aplikasi Bisnis Untuk RS/Klinik,BPR BKK, Koperasi, Akademik, Perpustakaan, Apotek, Akuntansi, Laundry, Resto, Toko, Distro, Kawasan Brikat Dll.Siap Panggil Untuk demo/Presentasi (Gratis) minat hub.081534741666. hnd/15/12/14.
PERLENGKAPAN OLEHOLEH HAJI & UMROH TOKO MOROWANGI: Sedia macam2 madu murni (madu Gringsing), madu habatus saudah al-karomah, madu Sumbawa, madu kapuk-kelengkengrambutan-kopi dll. Sedia macam2 bibit minyak wangi (misik, za’faron, minyak pusaka, dll.). Sedia susu kambing Etawa, Sedia perlengkapan oleh-oleh haji dan umroh. Menerima pesanan Handuk Nama (huruf timbul) uk. 70x140; uk. 60x120; uk. 40x 80. Hrg Terjangkau. Hub. KAMPUNG ARAB Jl. Surabaya No. 106 PKL (Dpn RS Khotijah ke utara + 25m) dan Jl. kartini No.49 Dekat SMA 1 Pkl. Telp.(0285) 7928584 Fax.(0285) 434374 HP: 08156927631. Alf/9/7
SERVICE ELEKTRONIK SERVICE PANGGILAN elktronik pralatan rmh tgga, sgl merk. jl.imam bnjol 8/7 Hub. A.Malik 085876172931. Amir/g/30/4
Terima Jasa Service AC panggilan untuk wilayah Pekalongan dan Batang, juga melayani service kulkas, dispenser, dan mesin cuci. Sedia lengkap suku cadangnya. Jual parabola dengan harga 700rb = 70 chanel lokal/ international. Ready receiver mpeg 2, mpeg 4 dan HD. Hub : CV Duta Teknik Jl. A. Yani sebelah bangjo Sawahan Batang, Hp. 085642541925. Ang/G/12/9
TOKO WALISONGO. Menjual : Aneka oleh2 ibadah haji & umroh, Agen minyak wangi ARREHAB, Madu, Jintan hitam, Minyak Zaitun, Kurma, Kismis, Air zam-zam, Sajadah, Tasbih elektrik. Alamat : Jl. Urip Sumoharjo No.50. HP : 081914498034 Arif/17/2
ROTI & KUE
Imam/27/2.
YEYE SOUVENIR, sedia segala macam souvenir, parcel lamaran, Mahar, handycraft & kerajinan Karung Goni, Call/ SMS 24 Jam 0857 27001440-pin BB. 21C42966. G/ktr/30/4
SERVICE AC MOBIL AC MOBIL anda kurang dingin? Ingin modifikasi audio mobil anda? Datang langsung ke “KAJEN AC & AUDIO”. Menerima service AC mobil & audio. Dan segala macam elektronik. Almt : Jl. Mandurorejo timur alun2 Kajen. HP.085692293351/082332936606 Arif/23/2/15
SARI INDAH Roti & Kue Menyediakan PAKET EKONOMIS 3-6 ribu , PAKET SPECIAl 9,5ribu, PAKET EXCLUSIVE, Dus Besar 5 /6 Mulai Rp. : 15.000,-, PAKET DONAT HIAS Rp. : 18.000,-. Jg melayani PESAN ANTAR SAMPAI TUJUAN. . GRATIS. ANDA TINGGAL KRING HUB: ( 0285 ) 423353 – ( 0285 ) 7904716 ( 0285 ) 436643.
SOUVENIR
SHOPIE PARIS SHOPIE PARIS.Ready Stok Barang Untuk KATALOG Terbaru Bulan Oktober 2014. Daftar Baru Member Baru dapat gratis sparklips mini lipstik 1 Paket (3pcs). SHOPIE PARIS Business Center Ita Veriana. Jl. Pemuda No.48 Kadilangu BATANG. Sebelah Selatan POM Bensin. Telp. (0285) 391299
GLOZOE Menerima pesanan han duk nama/later, untuk hadiah ultah, pernikahan, kenang-kenangan dll. Hub : 085642531620, 081393 535109 . www.handukbatikku.com. Ang/G/25/5
KEHILANGAN TELAH HILANG, Sebuah STNK Spm Yamaha Tipe 5 TL MIO/ AL115S, Th. 2006, Wrn Hitam, Nopol : G-3494WA, dg Noka : MH35TL0056K343307, Nosin : 5TL343793, An. Aina Fatkhil Haque, Almt : Jl. Khm Mansyur Gg. 17 No. 41 RT 02/ RW 06 Kel. Sapuro Kota pekalongan. Ktr/23/2
Hanifan/2/11/G
RAGAM PROPERTY
KOMPUTER & ELEKTRONIK KOMPUTER
FASTTRACK GPS
PUSAT SERVICE RESMI LAPTOP. Satu2nya di kota PKL & TGL. Mati total, hang, servis LCD, servis keyboard, ganti motherboard, engsel patah, kena virus, upgrade, dll. Sedia aksesoris laptop segala merk, baterai, LCD, keyboard, charger, dll. Terima jual-beli laptop kondisi apapun. Hub. S’Ki Computer Jl. Sriwijaya Ruko Gama Permai No.4 PKL. Telp. (0285) 4416095 - 7975785 - 0815 42221115.
FASTTRACK GPS Tracker System Kegunaan : melacak posisi & kecepatan kendaraan lwt handphone/ komputer, mematikan mesin lwt hape & merekam pembicaraan di mobil. Keuntungan : menghindari kriminal & pencurian, menghindari penyalah gunaan kendaraan, menghemat waktu&biaya. Hubungi 0858 661 662 88 / 081 310 344 244 Han/9/2
Alf/19/7
RONI COMPUTER & COPY CENTER Jl. Tengeng Sragi (depan SMPN 1 Siwalan) Hp:085740532001 Menerima Service Laptop, Printer, Refill Toner, Infus, Cetak Undangan, Cetak Poto, Print, Jilid, Laminating, Foto copy, ATK Hanifan/26/12
BLINTZAR COMPUTER : Modem GSM 7,2 mbps 140 Ribu. Printer Canon IP 2770 5xx Ribu. Wall Screen 440 ribu. Terima tukar tambah + Service NB + Printer + Komputer. Hub Blintzar Computer Ruko TTC No 8 PKL ( Depan Masjid AL Fairus Baros ) 0285-4416262. Alf/14/1
***ALFA.COMP*** Specialist BuiltUp, Service, Instal, SpertPart. Alun2 Batang. 08158 6250000 Arif/9/10/G
HANDPHONE BIGEN CELL. Pusat Handphone Android & Laptop. Tersedia Berbagai Macam Merk : Asus, Tosibha, Lenovo, Dell, Samsung, Oppo, Blackberry, Mito, Evercoss, Advance, Polytron, Sony, Smartfren. Bisa Cash atau Kredit. PIN BB : 7E92OD9E. Jl. Jend. Sudirman No.12 Btg / Sebelah Barat Jembatan Sambong Han/18/10
SCANER SCANER LJK, Dijamin Bisa!!! Koreksi Ujian LJK dg Pensil 2B, Spidol, Ballpoint Bulatan,Contreng, Tnd Silang (x), SD ~ Prgruan Tinggi, Try Out, UAN, UAS, dll. Trsdia Scanner LJK Merk Canon, Panasonic, Brother, Hub. Centro Group Indonesia, www.est.co.id, Workshop : Jl. Sidodadi I/08 Kdw PKL. HP : 085642555732/ 085600745451. Pin BB : 5283A6FA. Ktr/26/2
PROMO
PROMO
TANAH/RUMAH DIJUAL CEPAT, Murah, dan BU : Rumah LT/LB 86 m2, KT 2, KM 1, listrik 450 W, SHM, di Jl. Tondano Gg 12/58 Poncol, Pekalongan Timur, harga hanya 150 juta, Hub. 0815480 31423.
TANAH/RUMAH
RUKO
DIJU AL R UMAH DIJUAL RUMAH
DIJU AL DIJUAL
Lokasi : Perum Griya Sarana Mukti (GSM). Alamat : Jl. Kenanga Blok C No. 4. Type 36/88. Fasilitas : 3 Kamar bawah, 1 Kamar atas, PDAM, Listrik 900 watt, Garasi. Harga : 200 Juta. Hubungi 0815 6596456
(Batik Huza Pekalongan)
DIJUAL Rumah 2 lantai di Perumahan Pisma Garden Kota Pekalongan, konstruksi cor beton, lantai granit, luas bangunan 84 m2. Lokasi bebas banjir. Minat hub 085867719234, 081325145365
DIJUAL, Tanah Kapling 160 m2 dan kebun 1100 m2 di Pakis Putih & Langkap Kedungwuni. Strategis, bs DP 50 %, Angsur 2 thn atau libur bayar 1 th Tnpa Bunga. Hub. 081330096270.
DIJUAL Cepat Ruko ttc Dpn Mesjid Alfairus Sebanyak 3 Unit, Almt Jl. dr. Supomo No. 3,4, dan 5 Baros Pekalongan Timur. Hub.087770895353/ 085779977692.
yon/12/3
Ktr/2/3
Ktr/28/2
Ktr/28/2
DIJUAL CPT, Sebidang tnah seluas 485m2 di lksi strategis & bbs bnjir & mmlki jln lbar & di pinggir jln, yakni d sktr SPBU Kadilangu Kauman Batang, Cck bwt tmpt hunian ataupn tmpt usaha anda, seiring brkmbngnya keramaian & perekonomian Kt Batang. Bg yg brmnt bs hub. 081542054182. Ktr/17/3
Ruko MM Lantai 2 (Dua) Luas Bangunan 180 M2 Parkir Luas Depan Grosir Batik Setono
MIN AT : MINA
Hub.081227000159/ 08156555151
Data per : 21 Februari 2015 Gram 5 Gr 4 Gr 3 Gr 2 Gr 1 Gr
Harga/Gram Rp 515.000 Rp 515.000 Rp 518.000 Rp 524.000 Rp 544.000
HARGA
LOGAM MULIA BERSERTIFIKAT VERSI PEGADAIAN
SENIN, 23 FEBRUARI 2015 RADAR PEKALONGAN
BIOSKOP BOROBUDUR
CJR
C1 Pukul >> 12.45, 14.45, 16.45, 18.45, 20.45
TAKUT C2 Pukul >> 13.00, 15.00, 17.00, 19.00, 21.00
Maju Bersama Anda 45 Tahun Astra Motor Gelar Rangkaian Program untuk Konsumen
SEMARANG - Main Dealer sepeda motor Honda, Astra Motor akan merayakan hari jadi ke 45, 15 Juni 2015, mendatang. Berbagai program dan kegiatan spesial pun disiapkan khusus untuk menyambut hari jadi tersebut. Tidak hanya di bulan Juni, namun dari Januari hingga
Desember 2015. “Menjelang Ulang Tahun Astra Motor ke 45, kami ingin memberikan apresiasi sebagai wujud terima kasih kami kepada seluruh stakeholder Astra Motor. Karena Astra Motor bisa tumbuh dan berkembang hingga seperti saat ini adalah berkat dukungan
dari seluruh stakeholder,” ungkap Chief Executive Astra Motor, Sigit Kumala. Rangkaian program 45 Tahun Astra Motor yang bertema “Maju Bersama Anda” dimulai pada 25 Januari 2015 ini dengan Safety Riding Day 2015 yang dilaksanakan serentak di 10 kota serta Pem-
bangunan 45 Kampung Safety Honda di Kelurahan Pandean Lamper, Semarang Jawa Tengah. “Selanjutnya, setiap bulan hingga akhir tahun ini, akan ada program menarik untuk konsumen. Mulai dari program Family Trip Astra Moke hal 14 kol 1
LAYANAN INFO FILM: Call Center : (0285) 435047, HP: 085290634444 / 085642541325, Pin BB : 2a9426af, FB : Borobudur Cinema Jadwal Tayang Film Bioskop Borobudur bisa dilihat di www.radarpekalonganonline.com
DOK.ISTIMEWA
MENSERVIS - Mekanik Handal Astra Motor Center sedang menservice gratis motor Honda milik rekan Media di AHASS Jalan Gajahmada 88 Semarang.
LINT AS LINTAS Ayam Crispy Paling Diminati BATANG - Quick Chicken yang berada di Jalan Brigjen Katamso Batang itu sediakan menu-menu favorit seperti ayam crispy, hamburger, chicken steak, kentang goreng, dan menu lainnya tak kalah menggugah selera. Supervisor setempat, Afif Altof, mengaku, menu ayam crispy menjadi menu yang paling diminati pengunjung. “Kami memang memiliki karakteristik pada menu ayam crispy ini. Apabila direstoran lain ayam crispy hanya menggunakan saos sebagai penyedap rasa pedasnya, namun menu ayam crisoy kami selain menggunakan saos juga menggunakan sedap sambal bajak (american penyet) yang mampu menghidupkan selera para pecinta kuliner,” tutur lelaki yang suka main playstation itu.
Quick Chicken
ke hal 14 kol 5
Aneka Gordyn, Percantik Rumah Diana Corden PEKALONGAN - Gordyn saat ini bukan hanya alat sebagai penutup jendela saja, namun telah menjadi sebuah hiasan rumah guna mempercantik tampilan dalam rumah. Seperti tersedia di Diana Gordyn Jalan Gajahmada pertokoan gama plaza nomor 6 Pekalongan. Dengan mutu terbaik, gordyn akan nampak cantik dengan berbagai motif dan desain yang menarik. Bahkan pihaknya menyediakan gordyn yang lucu khusus untuk AKHMAD TAUFIK anak-anak tentunya deGORDYN - Pemilik toko menunjukan ngan motif tokoh-tokoh katalog koleksinya.
ke hal 14 kol 5
Berikan Promo Tiap Hari Buti Fashion KOTA - Buti Fashion yang berada di Plaza Pekalongan Lantai 1 itu selalu memberikan promo menarik setiap harinya. “Kami selalu berikan promo tiap harinya,” tutur Supervisor, Teguh Ning, yang suka main musik itu. Salah satu promo yang terdapat di toko tersebut yaitu promo diskon 20% sampai 70%. Diakuinya promo tersebut merupakan rangkaian promo yang sering berganti-ganti setiap harinya karena memang terkadang terdapat beberapa item yang memberikan promo secara bergilir pada hari yang berbeda dengan item satu sama lainnya. Pihaknya menyatakan, hampir di setiap
Meski Chiness Pranakan, Tetap Halal Nostalgia Restaurant The Sidji Hotel THE Sidji Hotel menawarkan sajian-sajian istimewanya melalui Nostalgia Restaurant yang memanjakan tamunya dengan jenis kuliner Chiness Pranakan, yang halal. Selain menawarkan menu yang nikmat pihaknya
juga mencoba menyajikan suasana yang beda yakni klasik modern. Nuansa ini dapat dikatakan sangat unik karena penuh dengan budaya zaman dulu, khususnya budaya Pekalongan yang erat kaitanya dengan batik. Bagaimana tidak nuansa batik sangat terasa disetiap sudutnya, tak ketinggalan ornamen cina kuno juga ikut ditampilkan disini
CKMY
khusunya di sudut restonya. Piring-piring besar khas cina terpasang dengan indah menghiasi salah satu sudut resto dengan paduan lampu yang semakin membuat menarik. Tak jarang pula banyak pengunjung yang mengabadikan gambar disini, karena memang konsepnya sangat unik yang menunjukan mahakarya dengan ke hal 14 kol 1
M FURQON FS
BUSANA - Busana-busana terbaik tersedia di Buti Fashion.
minggunya, Buti Fashion selalu update barang terbarunya. “Ini merupakan salah satu pelayanan kepada para konsumen bahwa Buti
selalu eksis dalam memberikan model terbarunya. Sehingga pelanggan tidak merasa ketinggalan dengan ke hal 14 kol 1