Radar pekalongan 5 oktober 2016

Page 1

RABU, 5 OKTOBER

16 HALAMAN

TAHUN 2016

KPU Seluruh Calon sudah Serahkan Berkas Perbaikan BATANG - Seluruh Bakal Pasangan Calon (Bapaslon) Bupati dan Wakil Bupati yang akan maju pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Batang 2017 mendatang, dipastikan telah menyerahkan dokumen perbaikan syarat calon. Berkas sendiri sudah diserahkan ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Batang sebelum batas akhir, yaitu Selasa (4/10) pukul 16.00 Wib. “Seluruh calon sudah menyerahkan perbaikan dokumen syarat calon ke KPU Batang, dan selanjutnya berkas-berkas tersebut akan kita teliti,” ujar Ketua KPU Batang, Adi Pranoto. Adi menjelaskan, pada Sabtu (1/10) pihak KPU Batang telah menggelar rapat pleno terbuka untuk mengumumkan hasil pemeriksaan berkmas administrasi syarat pencalonan dan syarat calon. Untuk syarat pencalonan, semua dinyatakan memenuhi syarat, sedangkan untuk syarat calon, ada beberapa yang dinyatakan tidak memenuhi

Rp 3.000

Anggota Brimob Tembak Kepala Sendiri Polri: Akibat Korban Mainmainkan Senjata Diduga Sempat Minum Miras PURWOREJO - Bripka Iwan Rudianto (35), seorang anggota Brimob Detasemen B Pelopor Sentolo, Kulon Progo, DIY, tewas secara mengenaskan pada Senin (3/10) pukul 23.00 WIB. Dugaan sementara, dia bunuh diri dengan cara me-

nembak kepalanya menggunakan pistol miliknya sendiri. Kejadian menghebohkan itu terjadi di Kelurahan Sindurjan RT 003 RW 005 Kecamatan/ Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah. Kasat Reskrim Polres Purworejo AKP Kholid Mawardi saat dikonfirmasi di Tempat Kejadian Perkara (TKP) mengakui bahwa korban tercatat sebagai anggota Brimob yang bertugas di Sentolo, Kulon Progo. “Ya, dia bertugas di Brimob Detasemen B Sentolo Kabupaten Kulon Progo,

SITA Polres Purworejo menyita karpet penuh darah pasca aksi tembak kepala sendiri yang dilakukan anggota Brimob.

ke hal 7 kol 1 SINDONEWS

ke hal 7 kol 1

KECELAKAAN

SINDONEWS

EVAKUASI - Polisi mengevakuasi mobil pikap hijau H 1804 LH yang tercebur sungai, Senin (3/10) malam. Akibat kejadian tersebut sopir mobil tewas.

Asyik Main HP, Sopir Mobil Tewas Akibat Tercebur Sungai SEMARANG - Oei Djoen Han (64) warga Jalan Plampitan 34 A, Kelurahan Bangunharjo, Kecamatan Semarang Tengah, Kota Semarang tewas setelah mobilnya, pikap hijau H 1804 LH tercebur sungai, Senin (3/10) malam. Saksi, Eko (32) pemilik warung angkringan di tepi sungai dekat TKP menyebut saat itu korban mengemudi dengan memainkan telepon genggam, menyusuri tepi sungai di jalan inspeksi yang menghubungkan Jalan Gajahmada dan Jalan Plampitan Semarang Tengah. “Mobil melaju ke Jalan Plampitan, ada warga melihat korban nyopir sambil menerima telepon,” kata saksi. Ternyata di ruas jalan ke arah timur itu, mobil oleng ke kanan. Padahal, di sebelah kanan jalan itu adalah sungai. Diduga, tidak waspada mengemudi, mobil tersebut terjun bebas ke sungai.Asyik Main HP, Sopir Mobil Ini Tewas Akibat Tercebur Sungai Beberapa warga yang mengetahui kejadian itu bergegas memberikan pertolongan. Warga menolong dengan masuk ke sungai, mencoba

MEWARNAI BATIK - Gubernur Jateng Ganjar Pranowo didampingi Walikota Pekalongan mewarnai kain batik buketan pada pembukaan PBN 2016.

Menkop: PBN Memperkokoh NKRI PEKALONGAN - Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Anak Agung Gede Ngurah Puspayoga membuka secara resmi Pekan Batik Nusantara (PBN) 2016 yang digelar Pemkot Pekalongan di

kawasan budaya Jetayu, Selasa (4/ 10). Dalam sambutannya, Menkop mengapresiasi perhelatan PBN, karena selain memberikan tempat bagi para pengrajin batik untuk memperkenalkan produknya, PBN

juga ikut berperan memperkokoh Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Kalau pameran-pameran semacam PBN semakin sering digelar, menurut dia, maka semakin bagus. “Ini bukan ber-

Metro Jaya Inspektur Jenderal Mochamad Iriawan mengatakan, Mut sedang mempelajari ilmu

JAKARTA - Kasus penganiayaan terhadap seorang wartawan media elektronik bernama Sony Widianto oleh anggota TNI AD Yonif 501 Rider Madiun, di Madiun, Jawa Timur (Jatim) pada Minggu (2/10) kemarin terus bergulir. Setelah diterpa kecaman dari berbagai pihak, Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo akhirnya menyampaikan permintaan maafnya karena tindakan kekerasan oleh sejumlah prajuritnya tersebut. “Saya mohon maaf, masih ada prajurit saya yang menyakiti dan membuat rakyat tercederai,” kata Gatot usai menaikkan pangkat 13 perwira tinggi TNI di Kantor Panglima TNI, Jakarta Pusat (Jakpus), kemarin (4/10). Gatot berjanji bahwa kasus penganiayaan tersebut pasti akan diusut

ke hal 7 kol 1

ke hal 7 kol 5

SELEBRITIS Donita Bicara Perkembangan Anak

ke hal 7 kol 1

ke hal 7 kol 5

Panglima TNI Minta Maaf Soal Prajurit Penganiaya WartawanÂ

ke hal 7 kol 5

DONITA DAN ADI NUGROHO sudah memiliki satu buah hati bernama Alfarizqy Ataris Svarga Nugroho. Saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Daan Mogot, keduanya pun berbicara mengenai perkembangan sang buah hati. “Baby sudah 10 bulan, ambil kerjaan yang sekedarnya aja. Kadang kalau pergi nggak bawa dia suka ingat dia lagi ngapain ya, soalnya aku nggak pengen kehilangan momen bersama sesuatu yang baru dari dia,” ujar Donita. “Lagi belajar jalan dan belajar ngomong. Aku pengen lihat langsung perkembangan dia, nggak mau dibilang katanya dia sudah bisa begini loh. Pengennya aku yang Donita lihat langsung,” sambung Adi seraya tertawa. Mengurus sang buah

lebihan, diplomasi batik luar biasa untuk memperkokoh NKRI. Siapa cinta NKRI dia pakai batik, meski batik ini berakar dari budaya Jawa tapi sekarang semangat nasionalis-

SINDONEWS

MUTILASI - Rumah kontrakan Iin yang dijadikan lokasi pembunuhan disertai mutilasi terhadap anaknya.

Ibu Pelaku Mutilasi Bayi Diduga Belajar Ilmu Gaib JAKARTA — Langkah istri Ajun Inspektur Dua Deni Siregar, Mutmainah (28), yang memutilasi bayi laki-lakinya yang baru berusia satu

tahun, Minggu malam (2/10), diduga merupakan ritual penyempurnaan ilmu gaib yang tengah dia pelajari. Kepala Kepolisian Daerah

Dengan Baca Puisi, Wanita Sederhana Ini Buat Dahlan Iskan Menangis

Ingat Anak Saat Menempuh Pendidikan di Amerika Serikat Orangtua siapa yang tak sedih ketika ingin berpisah dengan anaknya, apa lagi dengan jarak antar negara. Orangtua pelajar yang merelakan anaknya pergi ke Tiongkok untuk melanjutkan pendidikan membuat pendiri ITCC, Dahlan Iskan meneteskan air mata ketika puisi perpisahan dibacakan salah seorang orangtua pelajar. Siapakah yang membuat chairman Jawa Pos ini sedih, berikut liputannya.

Anggota Brimob Tembak Kepala Sendiri

Pamer berujung maut

Panglima TNI Minta Maaf Soal Prajurit Penganiaya Wartawan

Memaafkan gampang, kasus jalan terus

SABRI, Tarakan PENDIRI Yayasan Indonesia Tionghoa Culture Centre (ITCC), Dahlan ke hal 7 kol 1

ENAL/RADAR NUNUKAN

MENANGIS : Pendiri ITCC, Dahlan Iskan meneteskan air mata ketika perwakilan orangtua pelajar yang akan berangkat ke Tiongkok menyampaikan membacakan puisi perpisahan.

Alamat : Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Pekalongan Telp. (0285) 432.234, 790.6360 Fax. (0285) 441.0262

Website: www.radarpekalongan.com

CKMY


JATENG

RABU, 5 OKTOBER 2016

2

RADAR PEKALONGAN

Minat Berpolitik Anak Muda Rendah WONOSOBO - Minat pemuda di Kabupaten Wonosobo untuk menjadi politisi masih sangat rendah. Padahal kekuatan pemuda sebagai ujung tombak penggerak perubahan di segala bidang sangat dinanti oleh masyarakat. “Minat pemuda di kabupaten wonosobo untuk menjadi politi sangat rendah, ada kecendrungan kuat pemuda menghindari dan menjauhi, padahal pangkal utama kebijakan daerah bisa dirubah melalui kebijakan politik,” ungkap Ketua DPRD Wonosobo H Afif Nur-

hidayat kemarin di pendopo kabupaten dalam acara seminar kepemudaan yang dihelat oleh kodim 0707 Menurutnya, hal tersebut bertolak belakang dengan jajaran forum komunikasi pimpinan daerah (Forkompinda) Kabupaten wonosobo yang dihuni oleh kalangan generasi muda yang enerjik dan segar gagasan dan pikirannya. “Di forkompinda ini hampir semua masih berumur cukup muda, Bupati, Dandim Dan Kapolres, semua masih muda dan seger, saya kira

bisa dijadikan teladan,” imbuhnya. Afif menambahkan, bahwa generasi muda di Wonosobo adalah generasi yang kreatif dan dinamis, hal itu tidak lepas dari prestasi kalangan muda dan aktivitas sosial serta banyaknya komunitas yang dibangun, akan tetapi, untuk memasuki wilayah politik pemuda masih belum terbuka dan bergairah. “Kalau melihat formasi anak muda yang saat ini duduk sebagai wakil rakyat, tidak kurang dari 20 persen, dan mereka cukup mewarnai

dengan banyaknya ide baru dan segar,” imbuh. Politisi yang sudah empat periode duduk sebagai wakil rakyat itu menengarai bahwa rendahnya minat pemuda untuk terjun ke dunai politik praktis karena merasa malu, tidak siap berkonflik serta tidak mendapatkan keteladanan yang baik dari para politis yang ada di kabupaten hingga pusat. “Dari penelitian kecil-kecilan yang saya lakukan, mereka para pemuda, terbawa oleh informasi sepihak yang disajikan setiap hari, bahwa

semua politisi jahat dan korup, sehingga sisi baik nya seolah sama sekali tidak ada, citra itu yang terus terbangun,” ujarnya. Pemahaman terkait hal tersebut harus diluruskan, partai politik perlu melakukan kaderisasi yang baik dan pematangan pendidikan politik bagi rakyat. Sehingga menumbuhkan perspektif yang berbeda dan membentuk kedewasaan dalam berpolitik bagi kemaslahatan umat. “Kalau bukan dari pemuda yang memperbaiki siapa lagi, perubahan danS

AGUS SUPRIYADI

SEMINAR - Ketua DPRD Wonosobo H Afif Nurhidayat kemarin di pendopo kabupaten dalam acara seminar kepemudaan yang dihelat oleh kodim 0707.

kemajuan kabupaten ini, salah satunya ada ditangan pemuda, maka pemuda juga

perlu melek politik tidak asal benci dan menjauhi,” pungkasnya. (gus)

AKSI BERSAMA UNTUK BENCANA GARUT

Banjir bandang yang melanda Garut telah mengakibatkan : 34 orang meninggal, 14 orang hilang, 206 rumah rusak berat, sedang dan ringan 398 rumah terendam 347 rumah hanyut, dan 768 pengungsi Mereka membutuhkan uluran tangan kita. Mari wujudkan bersama dalam Aksi Nyata!!! Salurkan donasi Anda melalui rekening

BSM 7073845704 an Lazismu Kab. Pekalongan Informasikan donasi Anda melalui SMS ke Nomor : 0815 2410 2000 Dengan format Peduli Garut#Nama#Alamat#nominal donasi

RADAR PEKALONGAN - LAZISMU KAB. PEKALONGAN - MDMC KAB. PEKALONGAN

DOMPET PEDULI BENCANA GARUT 1. Perolehan s/d Selasa 4 Okt 2016 2. Bpk Farid Akhwan 3. Abdul Cholik, Wiradesa Jumlah

Rp. Rp. Rp. Rp.

45.326.000,1.000.000,250.000,46.576.000,-

Ralat : Mohon maaf, ada kesalahan penulisan jumlah pada periode Selasa, 4 Oktober 2016 yang seharusnya Rp.45.326.00 tertulis Rp.45.156.000, Terima kasih Berita : Insya Allah penyerahan donasi tahap I akan dilakukan secara langsung dengan memberangkatkan perwakilan dari PDM, Lazismu dan MDMC Kab. Pekalongan pada Hari Sabtu, 8 Oktober 2016.

LINT AS LINTAS

SETYO WUWUH/TEMANGGUNG EKSPRES

PAWAI - Ribuan anak-anak RA se Kabupaten Temanggung pawai mengelilingi kota setempat, Selasa, (4/10).

7030 Siswa RA Ikuti Karnaval TEMANGGUNG – Sebanyak 7.030 anak-anak Raudhatul Athfal (RA) se wilayah Kabupaten Temanggung, tumpah ruah di jalan-jalan protokol kota setempat. Mereka melaksanakan pawai akbar dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharam 1438 H. Ketua panitia Sulasti mengatakan, pawai atau karnaval ini digelar untuk

mengingatkan kepada anak-anak, bahwa Islam memiliki tahun baru. Selama ini kebanyakan anak-anak hanya mengetahui tahun baru Masehi. “Islam punya kalender sendiri, sebagian besar anak-anak selama ini hanya mengetahui pergantian tahun masehi saja. Momen ini kami kenalkan tahun Islam kepada anakanak RA,” katanya, usai

melepas pawai di halaman Setda Temanggung, kemarin. Selain itu, kegiatan pawai ini juga untuk memberikan pendidikan agama usia dini bagi anak-anak, sekaligus meningkatkan keimanan dan ketakwaan generasi muda. Ia mengatakan, untuk sementara ini, kegiatan pawai akbar baru dilakukan dua tahun sekali. Hal ini dilakukan karena keter-

batasan anggaran yang digunakan untuk pelaksanaan kegiatan dalam rangka syiar Islam ini. “Alhamdulillah meskipun dua tahun sekali anakanak tetap semangat mengikuti acara ini. Anggaran untuk kegiatan ini iuran dari 153 RA, belum ada sokongan dana dari pemerintah,” katanya. Ke depan dirinya sangat berharap, pemerintah bisa

ikut memberikan bantuan anggaran, sebab kegiatan ini perlu didukung dan terus dilestarikan, karena merupakan pelajaran dan pengetahuan bagi anakanak. Ia menuturkan, kegiatan ini tentunya juga membuat anak-anak semakin mengetahui nilai-nilai Islam. Sehingga mampu menjadi benteng bagi para generasi muda serta berkarakter Islam. (set)

DPRD Tolak Pengadaan Datangkan 32 Ribu Tanah Pintu Masuk Tali Agel Dari Jogja ABDUL ROCHIM/RADAR KUDUS

PENERTIBAN - Petugas melakukan sidang di tempat bagi para pengendara yang melanggar, di Jalan lingkar Ngembar, kemarin.

Puluhan Pengendara Sidang Ditempat KUDUS - Satlantas Polres Kudus bersama Unit Pelayanan Unit Pelayanan Pendapatan dan Pemberdayaan Aset Daerah (UP3AD) menggelar operasi kendaraan bermotor di Jalan Lingkar Ngembal, kemarin.Operasi yang dilaksanakan selama pukul 09.00 hingga 10.00 menindak hingga ratusan pengendara. Sebanyak 81 pengendara diantaranya melanggar ketertiban lalulintas. Kasatlantas Polres Kudus AKP Aron Sebastian melalui KBO Iptu Anwar menerangkan, bagi para pelanggar lalulintas langsung dilakukan sidang di tempat. Sedangkan wajib pajak yang nunggak dipersilakan untuk menyelesaikan administrasi. “Dari 81 pelanggar, 9 diantaranya pengendara roda empat, sedangkan 72 pengendara sepedamotor. Bentuk pelanggaran didominasi tidak membawa surat kendaraan seperti Surat Izin Mengemudi (SIM) dan STNK,” terang Anwar. Dia menyampaikan, operasi kendaraan bermotor ini merupakan bagian dari upaya polantas dalam menekan angka kecelakaan lalulintas. Melalui operasi ini anggota memberikan arahan agar menerapkan safety riding misalnya dengan mengenakan helm memasang talinya, mengenakan safety belt bagi pengemudi kendaraan roda empat dan lainnya. “Kami mengimbau agar para pengendara selalu memeriksa kelengkapan surat mau keamanan berkendara,” ujar dia. (him)

RADAR PEKALONGAN

TEMANGGUNG - Meskipun pemerintah Kabupaten Temanggung, telah melaksanakan pembangunan gapura selamat datang di perbatasan Temanggung dengan Kabupaten Wonosobo, namun kalangan DPRD setempat menolak pengadaan tanah untuk pembangunan pintu masuk kabupaten penghasil tembakau ini. Pasalnya, kalangan DPRD setempat menilai bahwa pelaksanaan pembangunan ini tidak sesuai dengan kaidah penganggaran dan perencanaan pembangunan. Pemkab membangun gapura selamat datang itu diatas tanah yang masih menjadi hak milik warga “Tanah digunakan untuk membangun gapura tersebut belum dibeli oleh pemkab,” kata Juru bicara Fraksi Nasdem D P R D Te m a n g g u n g , Kustijah. Ia mengatakan, pelaksanaan pembangunan gapura selamat datang di pintu masuk Kecamatan Kledu-

Ini bisa menjadi perhatian bagi pemkab, penolakan usulan penganggaran biaya pengadaan tanah gapura selamat datang di Kecamatan Kledung di APBD Perubahan 2016 itu, memang masih ditolak oleh teman-teman dewan . . . ,” KUSTIJAH Juru bicara Fraksi Nasdem DPRD Temanggung ng yang telah dimulai beberapa waktu lalu, dilakukan di atas lahan yang belum dibeli pemkab. Atas dasar alasan tersebut maka pengajuan anggaran untuk pengadaan tanah ini ditolak. “Ini bisa menjadi perhatian bagi pemkab, penolakan usulan penganggaran biaya pengadaan tanah gapura selamat datang di Kecamatan Kledung di APBD Perubahan 2016 itu, memang masih ditolak oleh teman-teman dewan,” katanya. Rencananya kata Kustijah, pemkab tetap akan membeli tanah yang digunakan untuk pembangunan gapura tersebut,

dengan anggaran yang diusulkan dialokasikan dalam APBD Perubahan 2016. Namun dalam pembahasan di DPRD, usulan pengalokasian anggaran untuk pengadaan lahan itu di APBD Perubahan itu ditolak Dewan. Kustijah menyampaikan hal tersebut, saat membacakan pendapat fraksinya atas hasil pembahasan Badan Anggaran DPRD terhadap rancangan kebijakan umum perubahan anggaran dan prioritas plafon anggaran sementara (KUPA-PPAS) APBD Perubahan 2016, dalam rapat paripurna Dewan, kemarin. (Set)

KUDUS - Jelang acara puncak di Makam Sunan Kudus, panitia perlengkapan telah mempersiapkan tali agel kemarin. Sebanyak 32 ribu tali yang terbuat dari pelepah pisang itu dipotong untuk membungkus nasi jangkrik pada 10 Muharram mendatang. Tak tanggung-tanggung tali tersebut didatangkan langsung dari Jogja. Pemesanannya pun sudah dilakukan sejak satu bulan yang lalu. Hal ini dilakukan untuk memenuhi kebutuhan tali nasi jangkring, sehingga tidak lagi menggunakan rafiah. Tali agel terdiri dari dua macam. Tali yang berukuran kecil berasal dari pelepah pisang Semarang, sedangkan untuk tali agel yang besar dari Madura. Kemudian panjang talinya 1,25 meter. Ukuran ini disesuaikan dengan nasi yang akan dibungkus. Ada 500 iket tali agel ukuran kecil dan 500 iket tali agel berukuran besar. Tali ini masih berbentuk gulungan sehingga panitia harus memotong sesuai dengan ukuran, sehingga memudahkan panitia dalam membungkus nasi jangkrik. Tak hanya pemotongan tali agel, panitia juga sedang mempersiapkan pawon dan tempat

masak daging yang berada di dekat rumah warga di kompleks makam. Selain itu juga untuk pemasangan tenda untuk tempat bungkus nasi. Hal itu disampaikan oleh Farkhan, panitia perlengkapan. Dia mengatakan, kemarin persiapan perlengkapan telah dilakukan seperti pemotongan tali agel, pembuatan pawon, dan pencucian peralatan masak. Selain itu juga pantia mulai memasang tenda untuk tempat pembungkusan nasi jangkrik. Kegiatan itu dilakukan di samping kantor Yayasan Masjid Menara dan Makam Sunan Kudus (YM3SK). Dia mengungkapkan ada 12 pembatas yang akan digunakan untuk membatasi pawon nasi dengan tempat ngeler sego dan pawon daging. Ini dilakukan agar panitia dengan mudah menyelesaikan pekerjaannya. Selain itu juga agar panitia dapat leluasa bekerja. Farkhan mengatakan persiapan sudah dilakukan sejak pukul 07.00 hingga pukul 16.00. Kendati demikian panitia masak, pembuatan pawon, pemotongan tali agel dan pemasangan tenda berlajan dengan lancar. (mal)

Komisaris Utama: HM Alwi Hamu, Komisaris: Dwi Nurmawan, H Suparno Wonokromo, Direktur Utama: H Yanto S Utomo, Direktur: Muhammad Sukron, Ade Asep Syarifuddin

General Manager: Ade Asep Syarifuddin, Pemimpin Perusahaan: Rosikin, Pemimpin Redaksi/Penanggungjawab: Doni Widyo, Redaktur Pelaksana: Widodo Lukito, Liputan Kota: Abdurrahman (Redaktur), Wahyu Hidayat, M. Ainul Atho’ Kajen: Widodo Lukito (Redaktur), Triyono, M Hadian, Batang: Doni Widyo (Redaktur), Kendal: Nur Kholid MS, M. Arif Prayoga, Bisnis: Dalal Muslimin (Redaktur), Akhmad Taufik, M.Furqon FS, Sekretaris Redaksi: Ali Murtadlo, Desain Grafis: Roni Istanto, Pracetak: Damar Purbono, Kurniawan, A. Ahmad Yani, Keuangan: Rukayatun, Ovie Dian Sari, Milatussa’adah, Pemasaran: Mansyur (Sirkulasi), Hanifan Muslim (Ka. Perwakilan Kota Pekalongan), Ahmad Djunaedi (Ka. Perwakilan Kajen), Ahmad Syaefudin (Ka. Perwakilan Batang), Agustina, Iklan: Mudlofar, Hendrawan, Suhendri (Design Iklan), Administrasi Iklan: Mirza, Admin Web: M Rifki Risyadi (Koordinator), Moh. Ikhwan. Alamat redaksi/iklan/pemasaran: Jl. Binagriya Raya B1 No. 9 Kota Pekalongan, Telp. 0285-432234, Fax. 0285-4410262 Semarang: Anang Bastomi, Jakarta: Eko Suprihatmoko, Ferdinansyah, Alamat: Komp Widuri Indah Blok A.3 Jl Palmerah Barat No 353 Jakarta 12210 Telp (021) 5330976, 5333321, Faks (021) 5322629. Eceran Rp 3.000, Percetakan PT Cirebon Press Intermedia. Tarif Iklan: Umum/Display: Rp 25.000/mm kolom, sosial/keluarga Rp 18.000/mm kolom, iklan baris batik Rp 15.000 per baris, Iklan full colour Rp 35.000/mm kolom. Iklan halaman depan: tarif + 200%, Bank: Bank Mandiri Cabang Pekalongan an PT Wahana Semesta Pekalongan acc: 139-000-542-0595, Bank Jateng Cabang Pekalongan an PT Wahana Semesta Pekalongan acc: 1007015915. Email Redaksi : r4d4rpek4long4n@gmail.com I Email Iklan : iklanradarpekalongan@gmail.com

Semua wartawan Radar Pekalongan dilengkapi tanda pengenal/surat tugas dan tidak dibenarkan meminta/menerima imbalan dalam bentuk apapun dari narasumber.


TEGAL RAYA

RABU, 5 OKTOBER 2016

3

RADAR PEKALONGAN

SKPD Harus Lebih Cermat

K. ANAM SYAHMADANI

TERGENANG – Jalan Halmahera di Kelurahan Mintaragen, Kecamatan Tegal Timur tergenang banjir saat hujan lebat mengguyur wilayah tersebut, beberapa waktu lalu.

Sepuluh Kelurahan Rawan Banjir SEKITAR sepuluh kelurahan di Kota Tegal dinilai sebagai daerah yang masih rawan banjir. Menurut Ketua Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tegal Sutari, kesepuluh kelurahan tersebut yakni Kelurahan Kalinyamat Kulon, Sumurpanggang, Cabawan, Kaligangsa, Kraton, Tegalsari, Muarareja, Mintaragen, Debong Lor, dan Debong Kidul. Sutari menegaskan, untuk itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Tegal perlu segera melakukan antisipasi penanganan banjir. Di antaranya, se-

cara rutin melakukan normalisasi saluran dan memaksimalkan polder maupun kolam rentensi. “Akhir-akhir ini, hujan lebat sering mengguyur wilayah Kota Tegal dan sekitarnya, beberapa pemukiman warga sering terendam,” ujarnya, Selasa (4/10). Dikemukakan, selain itu, Pemkot maupun masyarakat perlu mewaspadai terhadap tiga sungai yang melintasi wilayah Kota Tegal. Yakni, Sungai Gung, Kemiri, dan Kaligangsa. Sungai tersebut dinilai rawan karena ada sewaktu-waktu bisa meluap akibat

banjir kiriman dari wilayah Kabupaten Tegal. Untuk antisipasi, petugas Linmas di setiap kelurahan perlu disiagakan. Itu dilakukan jika terjadi banjir bisa segera ada upaya penanganan kepada masyarakat. Sementara itu, Ketua Fraksi Demokrat Bersatu DPRD Hendria Priatmana menambahkan, adanya sejumlah proyek peninggian jalan dinilai menimbulkan persoalan baru di lingkungan masyarakat. Sebab, saat hujan lebat turun justru pemukiman warga di sekitar jalan yang diting-

gikan menyebabkan genangan banjir semakin parah. Hendria berpendapat, seharusnya dalam pelaksanaan peninggian jalan didahului dengan kajian. Dengan demikian, dampak lingkungan yang mungkin timbul bisa diantisipasi sejak awal. Daerah yang tergenang banjir saat hujan lebat antara lain terjadi di Jalan Rambutan, Jalan Nanas, Jalan Sawo Barat, Jalan Siwalan dan kompleks Perumahan Baruna Asri. Bahkan, tidak sedikit rumah warga yang terendam banjir. (nam)

Jalur Pantura Banyak Lubang Bekas Galian AKTIFITAS galian kabel milik Telkom di sepanjang jalan raya pantura Kota Tegal, berdampak pada kerusakan jalan nasional itu. Bahkan, hingga saat ini belum ada perbaikan dari pihak terkait. Karenanya pengguna jalan pantura diminta waspada lantaran lubang jalan yang ada bisa berakibat fatal. Tak terkecuali, pihak kepolisian juga kini sudah menyurati pihak Telkom untuk bisa segera memperbaikinya. “Bekas galian Telkom dinilai merugikan pengguna jalan pantura. Bekas galian tersebut kabarnya telah memakan korban. Banyak warga yang jatuh dalam lubang bekas galian sedalam sekitar dua meter tersebut,” terang Agus, salah satu pengguna jalan pantura, Selasa (4/10) kemarin. Menurutnya, seharusnya pihak pelaksana proyek yang melakukan galian di pantura, harus segera memperbaiki atau mengembalikan seperti keadaan seperti semula. Namun yang terjadi di lapangan, bekas galian tersebut ditinggalkan begitu saja tanpa ada perbaikan. Galian yang tak ditutup banyak menimbulkan kecelakaan. “Ini jelas berbahaya. Dan bisa-bisa memakan korban,” tegasnya. Sementara Kasat Lantas Polres Tegal Kota AKP Aris Arianto, membenarkan kalau kondisi bekas galian Telkom, memang membahayakan khususnya pengguna jalan. Bahkan, Satlantas mencatat ada beberapa titik bekas galian yang hingga kini kondisinya belum segera diperbaiki. “Mulai dari Sumur Panggang, hingga jalan di Gajahmada,” bebernya. Aris juga menjelaskan bahwa sejak kemarin, jajarannya juga sudah menyurati PT Telkom Tegal untuk segera memperbaiki seperti semua. Termasuk pihak PPK 5 untuk bisa membantu dalam perbaikan tersebut. “Jika tidak segera diperbaiki, jelas bisa mengancam pengguna jalan. Khususnya kendaraan bermotor roda dua,” pungkasnya. (gus)

BAHAYA Polisi memberikan tanda bahaya terhadap bekas galian yang tidak ditutup lagi. AGUS WIBOWO

DEWAN Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Tegal menetapkan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Tegal Tahun Anggaran 2016 dan Raperda Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah menjadi Perda dalam Rapat Paripurna yang diselenggarakan Senin (3/10). Ketua Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Sutari meminta agar Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang mengelola pendapatan daerah lebih cermat dalam menyusun rencana pendapatan daerah. Artinya, menurut dia, setiap target pendapatan sudah mempertimbangkan faktor kendala atau kesulitan dengan disertai pertimbangan jalan keluarnya. “Pengelolaan pendapatan daerah menjadi penting sebagai tolak ukur penilaian kinerja dan penilaian kemandirian sebuah daerah. Karena itu, pengawasan dan pengendalian sistem keuangan daerah harus

PAGUYANGAN - Dalam rangka memperingati HUT Tentara Nasional Indonesia (TNI) Ke 71 Tahun 2016, Komando Distrik Militer (KODIM) 0713 Brebes, menggelar Bhakti Sosial dengan bedah Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) milik Tentara Veteran Pejuang Kemerdekaan Republik Indonesia. Peletakan batu pertama bedah rumah dilakukan langsung oleh Dandim 0713 Letkol Inf Efdal Nazra SIp, dengan diawali upacara yang dihadiri oleh seluruh Danramil di wilayah selatan Kabupaten Brebes. Dikatakan Dandim, kegiatan sebagai bentuk berbagi kebahagian melalui moment peringatan HUT TNI ke 71 kepada para veteran pejuang kemerdekaan RI. “Ini sebagai bentuk kepedulian TNI, sekaligus penghargaan kepada veteran yang telah memberikan dedikasi tinggi dalam memperjuangkan kemerdekaan,” ungkapnya. Kegiatan tersebut selain melibatkan personel TNI-AD, kegiatan itu juga melibatkan be-

alah satu kelemahan UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menangah) dalam mengelola usahanya adalah ketidakmampuan dan ketidaktahuan mereka dalam mengelola keuangan dan mengembangkan usahanya. Hal ini menjadikan usaha mereka stagnan dan bahkan cenderung mengalami kemunduran di tengah persaingan yang semakin sengit. Dari sekian banyak kelemahan pengelolaan keuangan yang ada, salah satunya adalah mengidentifikasi besarnyabiaya dan pendapatan sehingga dapat diketahui apakah usaha mereka pada keadaan untung, rugi atau impas.

langkah kecil yang dapat dilakukan antara lain :

Memahami Biaya

3. Mendesain kemasan semenarik mungkin, sebab sekarang ini kemasan tidak hanya berfungsi sebagai pelindung atau wadah saja tetapi dapat menjual produk yang dikemasnya, sehingga tidak heran bila konsumen terkadang membeli produk karena kemasannya yang menarik.

Sebagian besar UMKM mendeskripsikan biaya hanya sebatas pada seberapa banyak uang yang dikeluarkan ketika mereka menjalankan usahanya. Beberapa biaya yang seringkali dilupakan dan tidak diperhitungkan sebagai biaya antara lain : biaya penyusutan, biaya sewa usaha/lapak, biaya operasional yang campur aduk dengan aktivitas pribadi (telepon, listrik, air dan transportasi) dan bahkan terkadang mereka lupa menggaji diri sendiri. Keadaan ini menjadikan UMKM tidak dapat menentukan harga yang pantas untuk dikenakan pada produk atau jasa yang dijualnya. Pada sisi yang lain apabila UMKM mendapatkan laba atau keuntungan, sebaiknya dibagi secara bijak dengan mengalokasikan secara proposional untuk kepentingan menambah modal kerja, mengembangkan usaha, dan dana jaga-jaga.

Inovasi Kecil Mengembangkan Usaha Selain memahami pengelolaan keuangan usaha, sebaiknya UMKM juga melakukan inovasi-inovasi kecil yang dapat menjadikan usahanya laris manis. Beberapa

1. Melayani konsumen dengan sepenuh hati, sebab apabila kita melayani setengahsetengah, maka setengahnya akan digenapi oleh pesaing. Salah satu yang dapat dilakukan adalah dengan membudayakan STMJ (Senyum, Salam, Sapa, Sopan dan Santun, Tulus dan Terima Kasih, Maaf dan Menepati janji, Jujur). 2. Melakukan penataan dagangan yang rapi dan menarik, sehingga dengan penataan dagangan tersebut dapat menjadi wiraniaga bisu yang dapat mendatangkan konsumen.

4. Menciptakan nama produk dan/atau tempat usaha yang menarik (bahkan cenderung nyleneh) sehingga menimbulkan kesan penasaran bagi konsumen untuk mengetahui lebih jauh. 5. Memberikan layanan ekstra kepada konsumen misalnya dengan jasa layanan antar atau fasilitas lain yang memudahkan konsumen. 6. Di era digital dan modern dewasa ini sebaiknya UMKM mulai melirik penjualan online atau via internet, salah satunya dengan memanfaatkan sosial media. Selamat mencoba ! Perjalanan ribuan kilometer akan dimulai dari langkah kecil, mulailah mencoba dan jangan takut gagal. Eko Suseno - Konsultan Pengembang Bisnis dan Usaha. (*)

CKMY

dikelola secara transparan dan akuntabel,” tegasnya. Sutari juga mengingatkan, pelaksanaan program dan kegiatan dalam APBD Perubahan 2016 agar diselesaikan tepat waktu. Hal itu, mengingat pembahasannya sudah mengalami keterlambatan. Hal senada disampaikan Sekretaris Fraksi

Demokrat Bersatu Riana Santy. Kata Riana, melihat sisa waktu yang tinggal beberapa bulan untuk Tahun Anggaran 2016, Pemkot harus dapat menggunakan waktu secara efektif untuk melakukan pengawasan ketat kepada seluruh kegiatan, agar tepat waktu dan mutu. (nam)

Hargai Jasa Perjuangan, Kodim 0713 Bedah Rumah Veteran

Mengelola Keuangan dan Mengembangkan Usaha (UMKM)

S

K. ANAM SYAHMADANI

SALAM NASIONAL – Ketua Fraksi PDIP DPRD Kota Tegal Sutari menyampaikan salam nasional dalam Rapat Paripurna, Senin.

TEGUH SUPRIYANTO

DIMULAI - Dandim 0713 Brebes meletakan batu pertama sebagai tanda dimulainya pembangunan rumah pejuan veteran dalam rangkaian peringatan HUT TNI ke 71.

berapa masyarakat yang turut serta membantu dalam pelaksanaan RTLH di rumah salah satu veteran. Dalam kesempatan tersebut, Dandim juga mengucapkan terimakasih khususnya kepada warga masyarkat yang telah turut serta mendukung kegiatan secara bergotong-royong. “Dalam rangka HUT TNI

kami berupaya ikut memberikan senyuman kepada para pejuang bangsa yang sudah selama ini berjasa, sehingga mereka turut serta merasakan kemerdekaan bangsa. Kegiatan ini juga melibatkan masyarakat yang gotong royong, sangat kita apresiasi atas kepedulian sosial yang diberikan,” kata Dandim. (pri)


NASIONAL

RABU, 5 OKTOBER 2016

4

RADAR PEKALONGAN

Reklamasi untuk Kepentingan Publik JAKARTA – Pemerintah memastikan reklamasi teluk Jakarta bisa dilanjutkan. Namun, proyek itu mendapatkan penolakan dari sebagian masyarakat. Reklamasi boleh saja dilanjutkan asalkan diperuntukkan untuk kepentingan publik bukan individu. Pelaksaannya juga harus sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo. Persoalan reklamasi menjadi topik hangat dalam diskusi yang digelar di kantor Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kemarin (4/ 10). Hadir dalam acara itu, Wakil Ketua KPK Laode M Syarif, mantan Ketua Dewan Pertimbangan Presiden Emil Salim, Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya, dan pembicara lainnya. Emil menyatakan, saat era Predsiden Susilo Bambang Yudhoyono, pihaknya pernah mengundang konsultan Belanda dan Indonesia. “Keduanya kami pertemukan untuk membahas reklamasi teluk Jakarta,” ujar dia saat diskusi kemarin. Ternyata ada perbedaan pendapatan cukup tajam di

antara keduanya. Konsultan Belanda mendorong agar reklamasi dilakukan untuk kepentingan swasta. Sedangkan ahli dari Indonesia menyatakan reklamasi seharusnya diperuntukan untuk kepentingan publik. Yaitu, diperuntukkan untuk tempat air tawar, lahan peluasan Ibu Kota Jakarta. “Kota butuh space lahan,” paparnya. Selain itu, lahan reklamasi digunakan untuk perluasan Tanjung Priok, dan diperuntukkan untuk para nelayan agar tetap mudah mengakses laut, serta menjadi sumber air minum. Dengan pertimbangan itu, pihaknya pun memilih pandangan dari pakar Indonesia. Reklamasi bisa dilakukan dengan tujuan untuk kepentingan publik. “Bukan kepentinan private,” tegas dia. Susi menyatakan, reklamasi harus dilaksanakan sesuai dengan arahan presiden. “Permintaan presiden sudah sangat jelas. Reklamasi jangan sampai melanggar undang-undang,” ujar dia. Reklamasi juga tidak boleh merusak lingkungan, dan tidak merugikan nelayan. Para nelayan harus te-

tap bisa mencari ikan di laut. Menurut dia, saat ini di Indonesia ada 37 lokasi yang akan dikembangkan melalui rekalmasi. Dari 37 lokasi, sebanyak 17 sedang direklamasi, sementara 20 lokasi masih akan dilakukan reklamasi. Menurut dia, saat

rapat dengan menteri koordinator maritim dibahas terkait pembangunan bendungan dengan tujuan untuk mencegah banjir Jakarta. Tapi dalam pelaksanaanya yang dibangun terlebih dahulu adalah pulaupulau dari bagian reklamasi

Teluk Jakarta. Akibatnya Jakarta masih banjir. Dia pun sangat menyayangkan langkah itu. Menurutnya, izin reklamasi seluas 500 hektar merupakan kewenangan Pemerintah Provinsi Dki Jakarta. Tugas KKP hanya

memberi rekomendasi saja. Seperti yang diatur dalam Peraturan Presiden Nomor 112/2012 tentang Reklamasi di Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau kecil. Saat ini, pihaknya masih menunggu keputusan Bapennas terkait pelaksanaan reklamasi.

MIFTAHULHAYAT/JAWA POS

PEMAPARAN - Wakil Ketua KPK Laode M. Syarif (kiri-kanan), Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti dan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya memberikan pemaparan saat menjadi pembicara dalam diskusi publik yang diadakan di Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jakarta, Selasa (4/10/2016).

Menteri yang juga pengusaha itu mengatakan, jika tidak ditangani secara komprehensif oleh pusat, reklamasi akan menjadi masalah besar. Dia sepakat pihak swasta dilibatkan, tapi drive harus di pemerintah. “Kalau hanya swasta bisa seenaknya sendiri,” tuturnya. Siti Nurbaya menyatakan, reklamasi diperbolehkan untuk meningkatkan ruang sosial ekonomi, mitigasi bencana, meningkatkan daya dukung dan daya hidup lingkungan kedepannya. Hal itu sudah diatur dalam perundang-undangan. Namun, reklamasi harus jelas pemanfaatnnya. “Payung hukumnya harus dilengkapi dengan instrumen perlindungan lingkungan,” ucapnya. Laode M Syarif menjelaskan, pihaknya sudah pernah mengusulkan agar reklamasi sesuai dengan aspek lingkungan, hukum, dan sosial. “Tidak boleh kalau tidak memenuhi tiga aspek itu,” terang dia. Sebelumnya juga sudah disepakati bahwa Bapennas, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, serta KKP akan melakukan kajian. (lum)

Sambungan Radar Kajen

DD untuk Bangun Desa dari halaman 8 perbaikan atau pembangunan sejumlah infrastruktur yang ada di desa tersebut. “Dibuat untuk pembuatan batas jalan desa. Terus

digunakan untuk pembuatan aliran pembuangan air hujan, kemudian list jalan,” terangnya kepada Radar Pekalongan. Pembuatan batas jalan, katanya, dilakukan di se-

panjang jalan di wilayah RT satu sampai tiga. “Itu disepanjang jalan RT satu, dua, dan tiga,” imbuhnya. Sementara itu, lanjut dia, dana desa juga akan dimanfaatkan untuk perbaikan dan

pelebaran jembatan di RT lima. “Selain itu, program selanjutnya untuk perbaikan dan juga pelebaran jembatan di RT 5. Karena kondisi jembatan disitu kan sempit,” tandasnya. (ap3)

50 Pasukan Elit Siap ke Lokasi Bencana dari halaman 8 Indonesia tidak dapat diprediksi secara pasti, situasi dan kondisi seperti ini menuntut kita sebagai anggota Polri untuk selalu siap siaga mengantisipasinya,” terang dia saat menggelar apel pengecekan kesiapan personil Satuan Tugas Siaga Bencana di Halaman Mapolres Pekalongan, Selasa (4/106). Dikatakan, dalam melaksanakan penanggulangan bencana ini diperlukan koordinasi dan kerjasama yang terintegrasi dengan berbagai pihak. Oleh karena itu ia menginstruksikan pejabat terkait di Polsek jajaran Polres Pekalongan untuk melakukan komu-

nikasi dan berkoordinasi dengan instansi-instansi terkait dalam penanganan bencana ini. Kompleksitas dalam penanganan bencana, kata dia, tidak hanya dipandang satu sektor saja, melainkan secara menyeluruh terkait dengan bidang kesehatan, sosial, pekerjaan umum, perhubungan dan lainnya yang masing-masing sektor memiliki peran dan tanggungjawab yang besar mendukung korban bencana. “Oleh karena itu saya menekankan sebagai anggota Polri yang bertugas di Polres Pekalongan, harus siap bila sewaktu-waktu diminta bantuan untuk menyelamatkan masyarakat

yang terkena musibah bencana, tugas ini merupakan tugas Polri dalam kemanusiaan,” lanjutnya. Sementara untuk meningkatkan kemampuan agar lebih baik dalam menanggulangi korban bencana alam banjir, tanah longsor dan Kebakaran hutan, anggota Polres Pekalongan dan Polsek jajaran sudah menggelar latihan penangan korban bencana alam. Dalam latihan tersebut, anggota dilatih kemampuannya dalam pengamanan dan penyelamatan orang, barang, tempat atau lokasi, barang berharga akibat dampak dari bencana alam . Tidak hanya itu, personil Polres Pekalongan ini juga

dilatih kemampuannya dalam menguasai berbagai peralatan SAR seperti Perahu Kano, kayak, karet chainsaw, alat potong dan alat pemecah beton. Latihan SAR (Search And Rescue) ini diikuti oleh seluruh personil Polres Pekalongan dan seluruh anggota Polsek jajaran Polres Pekalongan. Latihan SAR yang dilaksanakan karena secara geografis wilayah hukum Polres Pekalongan daerah pegunungan, perbukitan yang memiliki pantai panjangnya kurang lebih 15 kilo meter, tidak menutup kemungkinan akan rawan terjadi bencana tanah longsor di musim penghujan. (yon)

TPA Bojonglarang Masih Pinjam dari halaman 8 diupayakan secara maksimal. Sehingga, tidak terlalu menimbulkan dampak lingkungan. Sebelumnya, Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah Bojonglarang dikeluhkan masyarakat setempat lantaran diduga sudah overload. Selain overload, satusatunya tempat pembuangan akhir sampah di Kota Santri itu juga mencemari lingkungan serta tak memberikan manfaat kepada masyarakat. Hal itu diungkapkan Kepala Desa Linggoasri, Imam Nuryanto, kemarin. Ia membeberkan, tempat pembuangan sampah di lahan milik Perum Perhutani di Dukuh Bojonglarang, Desa Linggoasri itu dulunya hanya bersifat sementara. Menurutnya, tempat pembuangan sampah itu dulu-

nya berdasarkan kerja sama antara pemerintah daerah, Perum Perhutani, dan pemerintah desa setempat dengan jangka waktu kontrak 10 tahun. “Tempat pembuangan sampah Bojonglarang umurnya sekarang sudah 14 tahun. Kita sebagai aparat pemerintah desa tidak pernah diajak musyawarah, apakah tempat itu sudah diperpanjang atau bagaimana. Padahal, dulu itu bersifat sementara dengan kontrak 10 tahun. TPA Bojonglarang juga sudah overload,” ungkap Imam. Dijelaskan, di awal-awal keberadaan tempat pembuangan sampah itu, masyarakat sekitar bisa mendapatkan manfaat dengan memulung atau mengambil sampah untuk dijual. Namun, saat ini manfaat itu sudah tidak dirasakan lagi oleh warga sekitar. “Seka-

rang, tumpukan sampah yang masuk sudah tidak bisa lagi diambil oleh masyarakat sekitar. Sebab, oleh petugas sampah sudah dipilah-pilah sendiri. Jika ada sampah yang bisa dijual, sudah sangat sedikit. Kita hanya diberi kiriman sampah yang tidak lagi bisa dimanfaatkan,” terangnya. Tumpukan sampah di lokasi itu, lanjut dia, sudah menggunung sehingga mencemari lingkungan sekitar, seperti menimbulkan bau tidak sedap dan mencemari air tanah di sekitarnya. Dalam jangka panjang, kata dia, rembesan air yang tercemar limbah sampah dari TPA Bojonglarang kemungkinan akan dirasakan dampaknya oleh masyarakat di daerah bawah, terutama di Desa Gandarum dan Kalijoyo. “Jangka panjang rembesan airnya mungkin bisa

nyampe di Gandarum dan Kalijoyo. Pohon-pohon di sekitar tempat itu juga banyak yang mati,” ujar dia. Ia menuturkan, masyarakat setempat berharap ada kejelasan dari pemerintah daerah, apakah tempat pembuangan sampah di Bojonglarang itu akan dijadikan permanen atau tidak. Namun, jika lokasi itu tetap akan digunakan untuk pembuangan akhir sampah di Kabupaten Pekalongan, maka masyarakat mengharapkan sampah yang masuk ke lokasi itu dikelola dengan baik seperti layaknya dijadikan pabrik sampah. Bukan sekedar gunungan sampah yang teronggok dan mencemari lingkungan. “Jika akan diperpanjang, dikelola dengan baik seperti TPA Regional dengan sistem sanitary landfill, bukan open dumping seperti itu,” tandasnya. (yan)

Petungkriyono Hasilkan Kopi Hutan 30 Ton/Tahun dari halaman 8 rejo, Telogopakis, Curugmuncar, Telogohendro, dan Songgodadi. Per tahun, daerah ini mampu menghasilkan sekitar 10 ton arabika dan 20 ton robusta,” kata pendiri Petung Kopi, Purwo Susilo. Kopi khas Petungkriyono ini juga sudah memenuhi kedai-kedai kopi di Pekalongan dan sekitarnya. Harga kopi asli dari hutan alam Petungkriyono yang telah diroasting menyentuh angka Rp250ribu per kilogram. Sedangkan yang belum diroasting harganya Rp75ribu per kilogram. “Selain kedai-kedai kopi,

kopi Petungkriyono ini juga kita simpan untuk souvenir atau oleh-oleh khas Petungkriyono,” jelasnya. AKUI CITA RASA Cita rasa kopi lokal ini juga dikagumi negara asing. Bahkan Duta Besar Ann Kwang kualitas kopi tersebut. Namun, sayangnya potensi emas ini belum digali secara optimal. Berbagai kendala masih dirasakan petani kopi di daerah itu, mulai dari teknik budidaya, pengolahan, hingga pemasaran masih dirasakan oleh petani kopi di Petungkriyono. Ann Kwang mengungkapkan nikmatnya kopi Petungkriyono kepada Bupati Pekalongan Asip Khol-

bihi dan puluhan duta besar lainnya saat acara ‘Diplomat Friendly Gathering Night’ di Jakarta baru-baru ini. “Saya pernah dibawakan kopi Petung oleh teman saya. Rasanya nikmat sekali,” kata dia. Suwoto (45), warga Desa Yosorejo, Kecamatan Petungkriyono, Senin (3/10), mengakui sejak kecil di Petungkriyono banyak tumbuh subur kopi di daerah pegunungan itu. Masyarakat setempat acapkali menyebutnya dengan istilah kopi bestak yang diperkirakan sebutan untuk kopi jenis robusta. Kopi jenis itu banyak tumbuh di hutan-hutan di Petungkriyono dan di peka-

rangan-pekarangan rumah warga. “Kopi bestak ini dulunya peninggalan jaman Belanda dan bertahan hingga sekarang,” katanya. Namun, lanjut dia, tanaman kopi di Petungkriyono selama ini belum dibudidayakan secara optimal oleh warga. Tanaman kopi masih dijadikan sebagai tanaman sela atau tanaman pagar di kebun-kebun warga. Pengolahan kopi pun masih banyak yang dilakukan secara sederhana. “Dengan nilai ekonomi yang tinggi, kami berharap kopi Petungkriyono bisa dikembangkan dengan lebih baik,” ujarnya. (yan)

Pengendara Rawan Terpeleset di... dari halaman 8 nya agar perlintasan tersebut tidak membahayakan masyarakat. “Koordinasi dengan Bina Marga Provinsi, PT KAI, dan Dirjen Perkertaapian sudah kita lakukan. Kita sampaikan fakta-faktanya, seperti datadata terjadinya laka dan sebagainya. Namun, hingga sekarang penanganan perlintasan Siwaru ini belum bisa secara aktual sebagaimana yang kita harapkan,” terang Kabid Angkutan dan Jalan Dishubkominfo Kabupaten Pekalongan, Wahyu Kuncoro saat dikonfirmasi, kemarin.

Wahyu mengaku, tidak hafal dengan data laka lantas di perlintasan itu. Namun, diakuinya insiden kerap terjadi di perlintasan tersebut. Menurutnya, hampir setiap hari ada pengguna jalan, terutama pengendara sepeda motor, yang terjatuh karena terpeleset saat melintasi perlintasan tersebut. “Sudut antara jalan dengan rel terlalu sempit sehingga hampir sejajar. Otomatis kemungkinan untuk terpeleset sangat besar sekali. Kondisi idealnya harusnya 90 derajat atau tegak lurus antara rel dengan jalan,” katanya. Koordinasi terakhir de-

ngan pihak-pihak terkait untuk memperbaiki perlintasan Siwaru agar tidak membahayakan dilakukan dua tahun lalu. Akantetapi, hingga sekarang belum ada respon. “Kita usulkan ke pusat untuk bisa dilakukan relamand jalan. Dibuat jalan dari sisi utara dibelokkan ke timur terlebih dahulu untuk dibuat sudut dengan rel, baru dikembalikan lagi. Memang dibutuhkan pembebasan lahan di situ. Artinya, jika terintegrasi dengan pemda kita akan mengupayakan jika memang harus ada pembebasan lahannya,” tandasnya. (yan)

Tiap Hari Penuh, Warga Minta Proses... dari halaman 8 yang sangat dibutuhkan dalam kehidupan seharihari. Oleh karena itu, saat disinggung mengenai proses pembuatan KTP-el, pihaknya meminta agar proses pembuatannya bisa dipercepat. “Sudah nunggu satu minggu sejak proses di Kecamatan. Disini (Disdukcapil,red) sudah dari jam delapan. Pengennya ya langsung jadi, kalau bisa satu hari. Foto kemudian langsung bisa diambil. Kalau begini kan menghabiskan banyak waktu. Mau kerja pun jadi tergangu. KTP itu penting, karena identitas. Jadi kalau tidak punya KTP, nanti kalau

ada apa-apa kan susah juga,” ujarnya. Berdasarkan informasi yang ia dapat melalui obrolan kecil selama menunggu proses antrean, ada sejumlah warga dari daerah atas, seperti Paninggaran dan Kalibening, yang datang lebih pagi darinya. Lantaran sudah berada di Kantor Disdukcapil sejak pukul enam pagi. “Tadi saya sempat tanya sama ibu-ibu yang dari daerah Kalibening dan Paninggaran. Katanya disini dari jam 6 pagi. Malah, tadi jam 10 masih disini,” terangnya. Hal senada juga diungkapkan oleh seorang warga lain bernama Kartono (43). Menurutnya, proses an-

trean pengambilan KTP dinilainya lama dan sangat menyita banyak waktu. Sehingga membuatnya terpaksa libur bekerja demi mengurus dokumen kependudukan tersebut. Maka dari itu, pihaknya pun berharap proses pembuatan KTP-el bisa dipermudah dan dipercepat. “Jelas menyita waktu kerja. Ini aja harus meluangkan. Kalau dulu kan bikin KTP itu gampang. Tinggal ke Balai desa, terus kecamatan dan langsung jadi. Harapannya (proses pembuatan KTPel,red) dipermudah. Pemerintah punya sistem yang lebih canggih, sehingga tidak banyak menyita waktu seperti ini,” katanya. (*)

Binmas Sambangi Padepokan dari halaman 8 yang dianut oleh anggota. Kasubbag Humas Polres Pekalongan AKP Aries Tri Hartanto mengatakan bahwa maraknya penyalagunaan padepokan di beberapa daerah, membuat pihaknya mengantisipasi hal tersebut. Anggota selain melakukan pembinaan juga melakukan pendataan jumlah anggota dan apa aliran padepokan tersebut. “Dengen demikian tercipta situasi yang kondusif, saling menghargai orang lain dan masyarakat tidak mudah terprovokasi,” terangnya. Sementara dalam kesem-

patan itu, Kanit Binmas Polsek Karanganyar Aiptu Dian Mashabi menambahkan dalam menyambangi padepokan ‘Sampun’ di Dukuh Sibengok Desa Sokosari Kecamatan Karanganyar. Ia bertemu langsung dengan Ketua Mbah Jari. Padepokan ini merupakan padepokan aliran kejawen yang sampai saat ini anggotanya sudah mencapai 100 an baik dari masyarakat lokal maupun dari desa lain. “Kegiatan sambang padepokan ini dilakukan untuk pencegahan agar padepokan tidak berbuat melanggar hukum,” ungkapnya. Adapun dengan adanya aliran sesat di wilayah Keca-

matan Karangdadap belum lama ini, Polres Pekalongan melalui Kasat Intel, AKP Simatupang menyambangi kediaman penulis Al Kitab Na’zum. Kali ini Kasat Intelkam Polres Pekalongan AKP GN Simatupang berupaya menjalin silaturahmi dengan Sri Hartatik dengan tujuan memberi semangat agar tidak merasa terkucilkan di wilayah tempat tinggalnya. “Kita melaksanakan silaturahmi ke rumah saudari Sri Hartatik pasca pertaubatan, beliau sudah bisa berbaur dengan masyarakat dan tetangga sekitar sehingga hal tersebut sangat positif,” terangnya. (yon)

Infrastruktur Prioritas dari halaman 8 warga, taraf hidup dan kesejahteraannya semakin meningkat karena akses perekonomian yang semakin baik,” ungkap Kepala Desa Karangdadap, Kecamatan Karangdadap, Khudhori, saat ditemui Radar belum lama ini. Menurutnya, harapan yang telah lama ditunggutunggu masyarakat kini dapat dirasakan adanya ja-

lan desa yang telah nyaman dapat dilalui tanpa adanya kendala becek saat turun hujan, maupun jalanan berlubang karena banyaknya jalanan beraspal yang telah rusak. Jalan di dusun kini telah teraspal dengan program pengaspalan tahun Dana Desa tahap pertama telah rampung belum lama ini sepanjang 4.480 meter pengaspalan dari Dusun Karanganyarlor hingga Dusun

Guntur. Adapun pengaspalan jalan juga akan dilanjutkan pada program DD tahap ke dua di wilayah dusun lainya. Untuk itu ia mengharapkan partisipasi warga semakin solid dalam upaya pembangunan disegala bidang. Upaya tersebut terus dilakukan dengan koordinasi dengan lembaga desa dan seluruh elemen masyarakat dalam penataan pembangunan desa di wilayahnya. (yon)


5

RABU, 5 OKTOBER 2016 RADAR PEKALONGAN

Kisah Farah Quinn Tekuni DuniaMemasak KEMAMPUAN memasak Farah Quinn sudah tidak diragukan lagi sebagai seorang chef ternama. Ia pun begitu dikenal sejak membawakan program acara kuliner di televisi. “Saya kan suka traveling, dari situ saya jadi terinspirasi tentang masakan. Saya lihat gimana cara kerja kokinya, cara dia bikin sesuatu,” ujar koki seksi itu saat ditemui di kawasan Rasuna Said, Jakarta Selatan, Selasa (4/10). Traveling memunculkan ide-ide baru baginya dalam membuat resep masakan. Meskipun, sebenarnya wanita 36 tahun itu mulai jarang meracik resep baru lagi. “Tapi akhir-akhir ini saya nggak punya waktu buat latihan di dapur. Akhir bulan ini saya akan meng-

habiskan waktu satu minggu di dapur profesional. Jadi bakal banyak belajar teknik baru,” tambahnya. Untuk mencapai kesuksesan seperti sekarang, bukan suatu hal yang mudah bagi ibu satu anak ini. Banyak tahap yang telah ia lalui. “Semua dimulai dari kerja keras. Cara kerja kita di dapur. Dulu saya bukan dilarang orangtua jadi koki, tapi mereka nggak tahu saya sekolah masak. Semua apa yang dilakukan dari hati sesuai passion kita pasti akan sukses,” papar wanita bersuara khas ini. Farah ternyata sebelumnya sempat bersekolah di bidang ekonomi. Namun, karena tidak menyukai bidang yang ia pelajari, wanita berambut indah itu mulai mempelajari resep-resep makanan. (mmu)

Ki Kusumo Tanggapi Isu Penggandaan Uang PUBLIK sempat dikagetkan dengan pemberitaan beberapa hari lalu yang mengatakan bahwa Kanjeng Dimas Taat Pribadi melakukan penipuan di Padepokannya dengan modus penggandaan uang. Sebagai salah satu paranormal, Ki Kusumo pun turut menanggapi kasus penggandaan uang yang sempat ramai dibicarakan itu. “Penggandaan uang itu kalau kita menanggapi secara umum gini, kita selalu paham bahwa di dunia itu selalu ada dua, laki-laki dan perempuan, siang dan malam, itu selalu seperti itu, berpasangan. Kalau ada yang palsu, yang asli pasti ada. Jadi, kalau saya ditanya ada engga sih yang asli? Ada yang asli cuma yang palsu lebih banyak,” papar pria berumur 42 tahun tersebut kepada Okezone, Selasa (4/ 10). Ki Kusumo pun amat menyayangkan karena kini banyak berjatuhan korban dari peristiwa penggandaan uang. Namun menurut aktor yang selalu tampil dengan gaya rambut trendy ini, penggandaan uang sebenarnya hanya sebuah permainan psikologi. Jadi, seseorang yang sudah terjerumus dan percaya akan hal itu berarti psikologinya sudah teracuni. “Itu lebih pada mempermainkan psi-

SERBI Donita dan Adi Nugroho Bicara Perkembangan Anak DONITA DAN ADI NUGROHO sudah memiliki satu buah hati bernama Alfarizqy Ataris Svarga Nugroho. Saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Daan Mogot, keduanya pun berbicara mengenai perkembangan sang buah hati. “Baby sudah 10 bulan, ambil kerjaan yang sekedarnya aja. Kadang kalau pergi nggak bawa dia suka ingat dia lagi ngapain ya, soalnya aku nggak pengen kehilangan momen bersama sesuatu yang baru dari dia,” ujar Donita. “Lagi belajar jalan dan belajar ngomong. Aku pengen lihat langsung perkembangan dia, nggak mau dibilang katanya dia sudah bisa begini loh. Pengennya aku yang lihat langsung,” sambung Adi seraya tertawa. Mengurus sang buah hati tanpa baby sitter, membuat pasangan beda profesi ini harus berbagi tugas. Karena diakui Donita dan Adi sangat berat bila tidak ada pembagian tugas. “Kalau aku tugasnya main (sama anak), Donita menyusui tugasnya,” papar Adi lagi. Soal pekerjaan, Adi sama sekali tidak pernah membatasi apa yang ingin dikerjakan Donita. Satu yang diminta Adi adalah Donita tetap bertanggung jawab dengan sang buah hati. (oke)

Hamil Makin Membesar, Asri Welas Siap Fashion Show ke Milan ASRI WELAS masih terlihat enerjik meski perutnya mulai membesar, Welas tetap sibuk di kehamilannya kali ini karena terikat project film layar lebarnya bersama komika Ernest Prakasa. “Masih syuting hari ini terakhir film nya Ernest Prakasa,” ujar Asri Welas, saat ditemui di kawasan RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Selain sibuk syuting, Welas juga rutin menyapa pendengar melalui siaran radio yang rutin mengudara setiap pukul 06.00 WIB. “Enggak. Makanya nih. Aku siaran pagi jam enam, rumah di Cibubur, tiap hari bangun jam empat pagi. Aku gak kenapa kenapa,” imbuhnya. Jika tidak melakukan aktivitas, Welas merasa ada yang kurang. Sehingga jika diperbolehkan, Welas akan bertolak ke Eropa atau Amerika untuk memamerkan kain tradisional Indonesia di bulan Februari nanti. “Di rumah malah enggak enak. Mudahmudahan pas lagi hamil tahun depan, kuat dan bisa ke Milan atau LA untuk fashion show bawakan kain tradisional bulan Februari nanti,” tutupnya. (ade)

Farah Quinn

Ki Kusumo kologi orang yang senang melihat jumlah yang luar biasa dan nilai nominal yang dahsyat akhirnya berulang. Kritis seseorang akan hilang manakala sudah berbicara tentang nominal uang,” tutupnya. (edh)

Adik Cemburu, Julia Perez Lebih Dulu Populer

Julia Perez

PERSAUDARAAN Julia Perez dan adik-adiknya yang tergabung dalam D’Perez yaitu Della dan Anggie memiliki kisah lucu dibaliknya. Pasalnya, kesuksesan di dunia hiburan berpihak wanita yang akrab disapa Jupe ketimbang kedua adiknya yang lebih dulu terjun. “Yang lucu adalah yang menjadi artis pertama kali adalah mereka duluan. Mereka syuting-syuting duluan dari kecil mereka berdua. Tahun 2006-2007 saya balik lagi ke Indonesia, saya isengiseng syuting. Nah, ketika

syuting kita casting dan yang keterima saya. Saya dapat pekerjaan dan dapat pekerjaan lagi dan lagi. Akhirnya, yang jadi artis lebih besar saya,” jelas Jupe di Tendean, Jakarta Selatan pada Selasa (4/ 10). Jalan karirnya tersebut sempat membuat Anggie cemburu saat itu. Ia bahkan menaruh curiga sebelum akhirnya menyadari kerja keras yang dijalani Jupe hingga titik kesuksesannya. “Aku sih sempet cemburu. ‘Jangan-jangan produsernya dipacarin. Kan saya lebih cantik

dari dia,’ curiga Anggie saat itu. “Pada ‘julit’ sama saya. Karena dulu saya tomboi, mereka pada cantik kayak diva. Terbabat dengan apa adanya seperti saya,” tambah Jupe. “Ternyata yang pekerja keras lebih sukses. Cantik tidak cukup. Butuh lebih dari itu,” tambah Anggie. Kisah lucu perjalanan kariernya itu membuat mantan istri Gaston Castano tersebut belajar. Ia menangkap apa yang telah dilaluinya sebagai berkah untuk keluarga. “Jadi itulah yang paling lucu. Ketika mereka syuting tiap

hari duluan dan saya yang baru mulai justru Tuhan kasih saya duluan. Tapi ini adalah pembelajaran buat keluarga kami bahwa yang namanya kita berusaha kerja keras, ketika di keluarga aku yang diberikan kepercayaan sama Allah itu adalah berkah keluarga,” tutup Jupe. Beberapa waktu lalu, Julia Perez memproduseri dan mendebutkan Anggie dan Della dalam duo dangdut D’Perez lewat single berjudul Ku Dapat Dari Emak yang dirilis pada 12 Agustus 2016. (edi)


6

RABU, 5 OKTOBER 2016

RADAR PEKALONGAN

4

CEL TA VIGO CELT

VS

3

BARCELONA

Start Terburuk Sejak 2005/2006 Barca Baru Kumpulkan 13 Poin BARCELONA - Barcelona menjalani start yang tak oke di Liga Spanyol musim 2016/2017 ini. Ini merupakan catatan terburuk mereka dalam satu dekade terakhir. Barca baru mengumpulkan empat kemenangan dan satu hasil imbang, dengan menelan dua kekalahan dari tujuh pekan pertama liga sejauh ini. Dari catatan itu, mereka meraup 13 poin.

Dengan torehan tersebut, Blaugrana sementara menempati posisi empat klasemen. Skuat besutan Luis Enrique itu ada di belakang Atletico Madrid, Real Madrid, dan Sevilla. AS mencatat, ini adalah start terburuk Barca sejak 2005/2006 silam atau dalam 11 tahun. Di musim tersebut, Barca yang ditangani Frank Rijkaard memulai musim dengan 10 poin dalam tujuh pekan. 10 angka itu didapatkan dari hasil dua kemenangan dan empat hasil imbang. Satu kekalahan ditelan dalam periode tujuh

Pablo Hernández

partai pertamanya. Meski demikian, start buruk pasukan Rijkaard tertebus di akhir musim. Mereka berhasil mengawinkan gelar juara Liga Spanyol dengan Liga Champions di musim tersebut. Adanya jeda internasional akan memberikan Barca kesempatan untuk menata diri kembali dan mencoba melaju dengan lebih baik. Berikutnya mereka akan berhadapan dengan Deportivo La Coruna, disusul kemudian partai Liga Champions melawan Manchester City-nya Pep Guardiola. (dtk)

Empat Laga Berat Menanti ‘Setan Merah’ Usai Jeda Internasional GIBOL Sering Kecolongan, AC Milan Akan Segera Beli Pagar Baru AC Milan tidak bisa lagi menahan hasratnya. I Rossoneri mengklaim ingin segera menyewa salah satu bek Atletico Madrid pada bursa musim dingin. Milan awalnya bermaksud merevisi lini Vincenzo belakang seleMontella pas musim ini. Tapi, setelah melihat prestasi selama tujuh laga pertama Serie A, rencana itu akhirnya dipercepat. Pelatih Vincenzo Montella memutuskan akan merekrut Diego Godin pada awal tahun. Sejak kompetisi domestik bergulir, Milan membukukan empat menang, satu imbang dan dua kalah. Mereka hanya tiga kali mencatat clean sheet, dan kemasukan 10 kali, diantaranya saat mengalahkan Sassuolo 4-3. Membandingkan rapor klub tradisional lainnya sampai saat ini, Milan yang paling banyak kebobolan. Ini dianggap bisa menghalangi misi masuk zona Liga Champions. Karena itu Milan memerlukan bek tangguh. Kebutuhannya makin mendesak karena Cristian Zapata masih cedera, dan Gustavo Gomez belum bisa diandalkan. “Cristian Zapata masih memulihkan diri dari cedera serius dan belum diketahui kapan akan merumput lagi,” jelas Milan, dikutip skysport. (sdn)

City Bertekad Kembali ke Jalur Kemenangan MANCHESTER City punya banyak pekerjaan rumah untuk dibereskan setelah gagal menang dalam dua laga terakhirnya. City bertekad kembali ke jalur kemenangan seusai jeda internasional. Setelah mengawali musim dengan sepuluh kemenangan beruntun, City mulai tersendat. The Citizens cuma bermain imbang 3-3 dengan Celtic di Liga Champions pada tengah pekan lalu. Setelah itu, tim besutan Pep Guardiola itu dipaksa mengakui keunggulan Tottenham Hotspur dengan skor 0-2 di ajang Premier League. Kekalahan dari Spurs memang tak melengserkan City dari puncak klasemen Premier League. Mereka masih memimpin dengan 18 poin, tapi para pesaing telah mendekat. Spurs berada di posisi kedua dengan selisih satu poin, sedangkan Arsenal dan Liverpool cuma berselisih dua poin dengan City. “Kami akan berusaha melakukan segalanya demi secepatnya membuat jarak antara kami dan tim-tim lain, yang mana tak akan mudah,” ucap bek kanan City, Bacary Sagna, kepada SFR Sport. “Sejujurnya, saya tak khawatir. Kami ingin belajar, dan itulah yang akan coba kami lakukan,” imbuh Sagna. (dtk)

Jose Mourinho

Jose Mourinho

MANCHESTER - Bos Manchester United, Jose Mourinho, tentunya berharap tak ada pemainnya yang cedera selama jeda internasional. Pasalnya, MU sudah ditunggu empat laga berat secara beruntun. Bulan Oktober memang bukan bulan yang ramah untuk MU. Pada awal bulan, ‘Setan Merah’ harus puas dengan hasil imbang 1-1 saat menjamu Stoke City di Old Trafford, Minggu (2/10) lalu. Laga-laga berikutnya juga jauh dari kata “bersahabat”. Bagaimana tidak, empat tim kuat akan secara bergantian menguji ketangguhan Zlatan Ibrahimovic dan kawan-kawan. MU akan bertandang ke Anfield

untuk menantang tim yang sedang on fire, Liverpool, pada 17 Oktober mendatang dalam lanjutan Premier League. Berselang tiga hari, mereka akan menjamu Fenerbahce yang diperkuat Robin van Persie dan Martin Skrtel di arena Liga Europa. Pada 23 Oktober, MU akan menyambangi Stamford Bridge untuk menghadapi bekas klub Mourinho, Chelsea, di Premier League. Setelahnya, mereka akan kembali ke Old Trafford untuk menunggu kedatangan Manchester City di babak keempat Piala Liga Inggris pada 26 Oktober. Lawan terakhir MU di bulan Oktober adalah Burnley, yang akan mereka hadapi di kandang sendiri pada 29 Oktober. (dtk)

Bale Dinilai Sudah Tebus Nilai Transfernya di Madrid Lewat Performa CARDIFF - Sejak digaet Real Madrid Gareth Bale sudah memberi kontribusi yang besar. Bale dinilai telah membayar kembali biaya transfer yang dikeluarkan Madrid untuk dia. Bintang sepakbola Wales tersebut diboyong Madrid dari Tottenham Hotspur dengan nilai 85 juta pound, yang sempat memecahkan rekor transfer pemain termahal dunia pada 2013. Ketika itu, muncul kekhawatiran apakah Bale mampu memenuhi ekspektasi superbesar yang dialamatkan kepadanya. Akan tetapi, kekhawatiran itu toh tidak terbukti. Di musim pertamanya, Bale membukukan 22 gol dan 16 assist untuk Madrid, termasuk sebuah gol krusial yang meme-

Gareth Bale

nangkan Madrid di final Liga Champions 2013-14. El Real pun lantas mewujudkan ‘La Decima’ yang sudah begitu lama didambakan. Setelah musim berikutnya yang buruk, Madrid kembali meraih sukses di 2015-16. Bale menyumbang 20 gol dan 13 assist, termasuk satu assist di final Liga Champions yang berujung pada kemenangan Madrid untuk meraih trofi Eropa ke-12. Bale kembali membuktikan bahwa dirinya Los Blancos cukup bergantung kepadanya. “Saya pikir kalau Anda mengingat kembali sebelum dia pergi ke Real Madrid dan bilang dia akan memenangi dua Liga Champions dalam tiga tahun, dia sudah membayar nilai transfer yang Ma-

drid keluarkan untuk dia,” ujar pelatih timnas Wales, Chris Coleman di Mirror. “Semua itu tentang Liga Champions dengan Madrid, sungguh gelar Liga Champions adalah Cawan Suci bagi mereka, dan dia sudah melakukannya dua kali dalam tiga tahun.” Madrid kembali dijagokan untuk menjuarai Liga Champions musim ini. Terlebih bagi Bale yang akan memiliki motivasi lebih besar mengingat partai final akan digelar di kota kelahirannya, Cardiff. “Sekarang saya pikir kalau dia bisa maju ke final, mengingat akan digelar di Cardiff, dan memenanginya untuk ketiga kalinya maka hal itu akan sulit dipercaya,” sambung Coleman. (dtk)

Pemain MU dan City Gara-gara Eibar, Real Madrid Kompak Buat Argentina Terancam Ulang Rekor Tak Diinginkan

Edgardo Bauza LIMA - Selalu ketatnya persaingan antar tim di babak kualifikasi turnamen besar kembali mewarnai Zona Amerika Selatan (CONMEBOL). Hal itu bisa dilihat dari papan klasemen sementara jelang matchday 9 dan 10 Babak Kualifikasi Piala Dunia (KPD) 2018 Zona Amerika Selatan. Ya, hingga matchday 8 yang berlangsung pada 6 September 2016 silam. Dengan mengkoleksi 16 poin, Uruguay masih berada di puncak klasemen sementara KPD 2018 Zona Amerika Selatan. Pada urutan kedua ada Brasil (15 poin), disusul Argentina (15), Kolombia (13), Ekuador (13), Paraguay (12), Chile (11), Bolivia (7), Peru (7) dan Venezuela (2) menempati posisi juru kunci. Dari perolehan poin sementara, bisa ditengok bagaimana

persaingan antar tim di zona ini begitu ketat. Pasalnya, zona ini hanya akan menyediakan empat tiket lolos otomatis ke fase grup Piala Dunia 2018 Rusia. Sedang tim peringkat kelima klasemen akhir, bakal di adu dengan jawara Zona OCEANIA dalam play-off interkontinental. Edgardo Bauza, entrenador Timnas Argentina yang baru menggantikan Gerardo ‘Tata’ Martino pasca hasil runner-up Copa America Centenario 2016 musim panas lalu. Menyadari betul ketatnya persaingan antar tim pada KPD 2018 Zona Amerika Selatan. Untuk itu, jelang matchday 9 yang mana La Albiceleste (julukan Timnas Argentina) sudah ditunggu tuan rumah Peru di Estadio Nacional de Lima, Kamis (6/10) malam waktu setempat atau Jumat (7/10) pagi WIB. Bauza yang tahu betapa padatnya jadwal liga-liga di Eropa, langsung memberi komando agar para pemainnya yang berkompetisi di sana langsung terbang menuju Lima. Selain demi efisiensi tenaga, faktor membangun kebersamaan tim juga menjadi sisi yang ingin dibangun oleh Bauza. Nah pada Minggu (2/10) waktu setempat, para pemain Timnas Argentina satu persatu mulai berdatangan di Bandara Internasional Jorge Chavez, Lima. Mereka langsung menuju The Westin Hotel & Convention Center sebagai tempat menginap selama di sana. (sdn)

CKMY

MADRID - La Liga musim 2016/2017 baru menggelar tujuh pertandingan. Tapi, Real Madrid sudah dalam kondisi terdesak karena terlalu banyak kehilangan angka. Ini membuat Los Blancos berpotensi dihantam petaka. Madrid hanya bisa meraih empat angka dari empat laga terakhir di semua kompetisi. Khusus di La Liga, armada Zinedine Zidane belum pernah menang hingga tiga kali beruntun. Mereka ditahan Villarreal (1-1), Las Palmas (2-2) dan yang terbaru, Eibar (1-1). Sempat beredar anggapan kalau hasil negatif itu terjadi karena Madrid dihantui kutukan jersey kuning lawan. Nyatanya itu tidak benar. SAoalnya, saat mejamu Eibar di Santiago Bernabeu, tim asuhan Mendilibar mengenakan seragam merah berstrip biru dan celana hitam. Madrid kini terancam menyamai rekor hasil imbang beruntun terbanyak di La Liga. Itu akan terjadi jika Los Galacticos berbagi hasil dengan Real Betis di Estadio Benito Villamarin, 16 Oktober 2016. Ya, Madrid bisa saja bermain imbang hingga empat kali berturut-turut dalam lima musim berbeda. Sebelumnya catatan itu pernah terjadi pada 1947/1948, 1968/1969, 1969/1970

dan 2006/2007. 1947/1948 Pada musim ini, Madrid meraih hasil imbang di empat partai La Liga pertama, yaitu kontra Alcoyano (2-2), Gimnastic (3-3), Sabadell (3-3) dan Barcelona (1-1). Yang pertama dan terakhir, terjadi di Santiago Bernabeu. Pada akhirnya Madrid terdampar di posisi 11 lantaran meraih 21 angka. 1968/1969 Di periode ini, empat hasil imbang beruntun Madrid terjadi mulai jordana ke-23 sampai 26. Mereka ditahan Atletico Madrid (0-

Zinedine Zidane

0), Barcelona (1-1) Pontevedra (2-2) dan Granada (00). Untungnya, Madrid masih bisa juara lantaran hanya menelan satu kekalahan. Mereka unggul sembilan angka dari Las Palmas. 1969/1970 Situasi hampir serupa dialami lagi oleh Madrid. Mereka gagal meraih angka penuh mulai pekan ke-27 sampai 30, lantaran ditahan Celta de Vigo (2-2), Real Mallorca (1-1), Granada (00) dan Real Zaragoza (2-2). Sialnya, Madrid menutup kompetisi dengan menempati urutan ke-6. 2006/2007 Setelah lewat 37 tahun, Madrid baru lagi mencatat hasil imbang tanpa henti di empat laga. Madrid yang kala itu diasuh Fabio Capello ditahan Real Betis (0-0), Atletico (1-1), Getafe (1-1) dan Barcelona (3-3). Seperti 1968/1969, Madrid rupanya bisa juara karena unggul head-to-head dari Barcelona pada musim itu. 2016/17 Musim ini Zidane sudah kehilangan enam angka karena gagal mengalahkan Villarreal (1-1), Las Palmas (2-2) dan Eibar (1-1). Akibat masa suram itu, Madrid dikudeta Atletico yang sama-sama mengoleksi 15 angka. Untuk sementara, Madrid turun ke posisi dua karena kalah produktivitas. (sdn)


SAMBUNGAN

RABU, 5 OKTOBER 2016

7

RADAR PEKALONGAN

Anggota Brimob Tembak Kepala Sendiri dari halaman 1 tapi tinggalnya bersama anak dan istrinya di Kelurahan Sindurjan, Purworejo.” Informasi yang berhasil dihimpun di TKP, kejadian tewasnya Bripka Iwan berawal dari obrolan korban dengan dua orang temannya di teras rumah milik tetangga korban bernama Supriyono. Dalam pembicaraan itu, korban mengaku kesal dengan tingkah dan sikap anak tirinya. Tak berselang lama, dia memegang pistol jenis revolver di dalam tasnya dan melakukan percobaan sebanyak dua kali namun tidak mengeluarkan peluru. “Dan, yang ketiga itulah, pistol dia arahkan ke bagian kanan kepala korban dan ditembakkan,” ungkap Agus, warga setempat. Kepala korban tertembus peluru dan menembus bagian kiri kepala korban hingga peluru memecahkan kaca rumah Supriyono. Adik perempuan

Supriyono yang berada di dalam rumah mengaku kaget. “Saya kaget, tiba-tiba terdengar suara letusan peluru. Padahal sebelumnya mereka duduk di teras dan ngobrol-ngobrol biasa,” ucap Maryam. Hasil keterangan sementara, diketahui bahwa korban melakukan bunuh diri diduga persoalan keluarga, yakni depresi dengan sikap anak tirinya yang bandel. MAINKAN SENJATA Namun pihak Mabes Polri menyebut Bripka Iwan Rudiyanto (35) bukan bunuh diri. Tapi, Bripka Iwan bermain-main dengan senjata api. Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigjen Agus Rianto mengatakan, bunuh diri menyangkut banyak faktor seperti kemungkinan ada beban pekerjaan, beban psikologi atau beban lainnya. “Tapi kalau dia main-main dengan senpi berarti kan tidak ada permasalahan sebetulnya, hanya dia ingin memperlihatkan bahwa dia me-

mahami karakter senpi,” kata Agus di Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (3/10). “Informasi yang saya dapat seperti itu, jadi bukan bunuh diri. Main-main begitu,” sambungnya. Agus menjelaskan, mainmain yang dimaksud adalah memainkan senjata api dengan mengira senpi itu tidak ada pelurunya. Namun nahas, ternyata senjata yang dimainkan berisi peluru. “Sekaligus saya ingatkan kepada teman-teman saya di kepolisian, jangan dikira senjata kalau sudah kosong (itu) betul-betul kosong. Senjata itu adalah benda yang cukup bahaya untuk kita bawa main-main,” ujarnya. “Main rolet misalnya kita kan pakai silinder ya, begitu diputar silindernya kosong ternyata memang ada satu peluru yang ditempatkan di situ untuk main-main pada teman-temannya, ini yang harus didalami,” tambahnya. Tidak hanya itu, Agus

mengatakan, pihaknya juga masih menelusuri soal adanya informasi yang menyebut ada dugaan Bripka Iwan sedang dalam kondisi mabuk minuman keras. “Ini masih kita telusuri kepastiannya informasi ini. Memang ada beberapa pihak yang mengatakan ada beberapa orang di situ sedang ada kegiatan seperti minum-minuman keras. Tapi apakah yang bersangkutan termasuk di dalamnya ini lah sedang kita dalami di daerah untuk memastikannya,” tuturnya. Agus mengungkapkan, Polri prihatin dengan kejadian ini. Sekaligus menjadi evaluasi bagi Polri terutama kepala satuan wilayah untuk lebih memahami anggotanya. “Apapun itu faktornya apakah bunuh diri, atau mainmain dengan senjata api ya tentunya ini bahan evaluasi bagi para kepala kesatuan, kepala unit dari yang terendah untuk betul-betul memahami,” ujarnya. (sdn/dtk)

Ibu Pelaku Mutilasi Bayi Diduga Belajar Ilmu Gaib dari halaman 1 tertentu sejak dua tahun silam. Ia menduga, Mut dipengaruhi oleh bisikanbisikan gaib saat memutilasi bayi laki-lakinya. “Dia menuntut ilmu tertentu yang mungkin dia tidak bisa menghadapi itu sehingga ada bisikan-bisikan dari yang dia dengarkan. Apabila ilmunya bisa sempurna dia harus mengorbankan anaknya,” kata Iriawan di Markas Polda Metro Jaya, Selasa (4/10). Namun dia tidak menjelaskan detail terkait ilmu yang sedang didalami Mutmainah. Ia hanya mengatakan bahwa cerita soal ilmu itu disampaikan sendiri oleh Mut, tanpa diketahui suami. Suaminya, ia menambahkan, mengaku hanya merasakan bahwa istrinya mengalami perubahan sejak dua tahun silam. “Suaminya merasakan ada hal-hal yang dia pernah disampaikan oleh istrinya, yaitu mengajak bertengkar beberapa kali, tapi dia tidak menyangka istrinya akan demikian terhadap anaknya,” kata Iriawan. Pernyataan berbeda di-

Pihak keluarga memban-

tah Mutmainah, mempelajari ilmu hitam. Kakak Mutmainah, Mohamad Wahidin (35) menyebut hal itu bohong belaka. “Enggak benar sama sekali. Tidak benar. Kalau benar ilmu hitam dia kan suaminya. Kenapa enggak melarang. Intinya itu tidak benar,” kata Wahidin kepada detikcom, di kediamannya di Cengkareng Barat, Cengkareng, Jakarta Barat, Selasa (4/10). Menurut Wahidin, Mutmainah melakukan tindakan tersebut untuk menyembuhkan kakaknya yang tak bisa bicara. Mutmainah yang pernah menderita gangguan jiwa sebelumnya, mengatakan kepada Wahidin bahwa yang dia potong adalah boneka, bukan anaknya. “Untuk mengobati kakak yang bisu ada lima yang dipotong, kuping, lidah kemaluan dan jari kaki. Lidahnya harus ditindik,” ujar Wahidin. Mutmainah sendiri mulai bersuara soal kejadian pada Minggu (2/10) malam itu. Mutmainah bercerita kepada kakaknya, saat menemani di RS Polri, Kramat

Jati. “Saya bertanya, Apa kamu (Mutmainah) ada rasa penyesalan? Ga ada karena yang saya potong boneka. Tapi kenapa dia (anaknya) mati,” kata Wahidin kepada wartawan, di kediamannya di Cengkareng Barat, Cengkareng, Jakarta Barat pada Selasa, (4/10). Dari keterangan yang disampaikan Mutmainah kepada Wahidin, Mutmainah membunuh anak kandungmya saat pagi hari. “Pas dia duduk (di RS Kramat Jati) saya tanya. Kapan kamu melakukan itu? Dia jawab pagi. Tapi ga tau jam berapa. Itu (cerita) setelah suntik bius,” jelas Wahidin. Mutmainah memutilasi dengan menggunakan pisau dapur. Sebelum melakukan mutilasi, Mutmainah mengasah pisau dengan cobek agar tajam. Tindakannya dilakukan agar salah satu kakaknya yang bisu bisa bicara kembali. “Untuk mengobati kakak yang bisu ada lima yang dipotong, kuping, lidah kemaluan dan jari kaki. Lidahnya harus ditindik,” kata Wahidin. (cnn/dtk)

saan hari ini sifatnya final, karena sudah tidak ada lagi kesempatan untuk melakukan perbaikan,” jelas Adi. Jika nantinya, lanjut Adi, dari hasil pemeriksaan terhadap seluruh berkas syarat calon masih ada yang dinyatakan tidak menenuhi syarat, maka pencalonan dianggap gugur atau tidak memenuhi syarat. “Jika seluruh berkas dinyatakan memenuhi syarat, maka bakal calon tersebut akan ditepkan men-

jadi pasangan calon pada 24 Oktober, dan keesokan harinya atau 25 Oktober dilakukan pengundian nomor urut pasangan calon,” bebernya. Ditambahkan, pihak KPU Batang mengharapkan kepada seluruh pasangan calon dan pihak-pihak terkait, serta masyarakat Kabupaten Batang bisa ikut mensukseskan Pilkada 2017 agar bisa berjalan dengan lancar tanpa adanya permasalahan. Mengingat pihak KPu

tidak bisa bekerja sendiri untuk mewujudkan Pilkada lancar dan kondusif, tanpa adanya dukungan semua pihak. “Kepada masyarakat yang sudah memiliki hak pilih dan terdaftar sebagai pemilih, maka kami harapkan bisa mempergunakan hak suaranya dengan baik. Mari kita ciptakan Pilkada Kabupaten Batang yang Langsung Umum Bebas dan Rahasia (Luber), serta Jujur dan Adil (Jurdil). (don)

sampaikan Kabid Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Awi Setiyono. Awi mengatakan, Mut mengalami gangguan kejiwaan saat memutilasi bayi laki-lakinya. Menurutnya, Mut masih menjalani perawatan di Rumah Sakit Said Sukanto, Kramatjati, Jakarta Timur hingga saat ini. “(Mut) masih dirawat, jiwanya tidak stabil,” kata Awi. Ia menjelaskan, gangguan jiwa yang dialami Mut menyulitkan polisi untuk memperoleh keterangan. Hingga saat ini, Mut tidak merasa merasa telah memutilasi bayi laki-lakinya. “Kemarin sempat ditanya, yang bersangkutan, dia merasa tidak melakukan pembunuhan,” tutur Awi. Mut telah ditetapkan sebagai tersangka kasus pembunuhan. Ia diduga telah memutilasi bayi laki-lakinya, A, yang baru berusia satu tahun. Tak hanya bayi laki-lakinya, Mut juga diduga menyiksa anak pertamanya, KLS (2). Kini, anak pertamanya itu telah dibawa ke klinik oleh polisi dan warga setempat. KELUARGA MMEBANTAH

Menkop: PBN Memperkokoh NKRI dari halaman 1 me dalam batik luar biasa. Dari Sabang sampai Merauke semua pakai batik dan acara seperti ini memang perlu bukan saja di Pekalongan tapi di tempat-tempat lain,” katanya. Adanya PBN, menurut Menkop juga dapat meningkatkan penghasilan para pelaku UKM dari seluruh Indonesia. Batik yang memang sudah dikenal sebagai warisan budaya asli Indonesia, akan lebih dikenal lagi dan dicintai masyarakat. Dampaknya, pemasaran produk batik akan meningkat. Maka bisa mendorong pertumbuhan ekonomi dan peningkatan kesejahteraan para pelaku UKM utamanya di bidang batik. “Saya juga berharap agar batik terus digaungkan di seluruh daerah Indonesia sebagai warisan budaya asli Indonesia untuk dunia,” imbuhnya. Pada kesempatan yang sama, Puspayoga juga menyerahkan bantuan untuk sejumlah program strategis yakni Nomor Induk Koperasi (NIK) diantaranya kepada Koperasi Karyawan Taspen, KSP Tinggal Landas Kencana Pekalongan Utara, Sertifikat Hak Cipta kepada tiga UKM seni rupa dan seni motif, serta Kredit Usaha

Rakyat (KUR) dari BRI, BNI, dan Bank Mandiri kepada enam penerima. Sementara, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyatakan dirinya siap menjadi marketing untuk mempromosikan batik. Dia bahkan rela diibaratkan menjadi ‘manekin’ yang mengenakan kain-kain batik produksi para pengrajin batik di Jawa Tengah. “Saya mau jadi marketer untuk mereka. Misalnya saya berkunjung ke suatu tempat, kemudian berhenti, dan membeli batik selanjutnya batik itu saya pakai. Nanti kalau media meliput, memberitakan, akhirnya banyak orang pada menanyakan ke saya, itu batik dari siapa, buatan mana. Saat itulah sebenarnya promosi terjadi yang selanjutnya bisa berlanjut ke transaksi batik,” ungkapnya. Ganjar menambahkan, dirinya ingin pengrajin dan pengusaha batik tidak hanya menjual secara manual akan tetapi bisa menggunakan media sosial. “Sekarang zamannya sudah serba online. Jadi pengrajin maupun pengusaha batik harus bisa mengikuti tren yang ada dan mengembangkan berbagai cara pemasarannya,” imbuhnya. Pembukaan PBN 2016 di Kota Pekalongan kemarin

dihadiri sejumlah tokoh penting. Selain dihadiri Menkop dan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo, hadir pula Kepala Badan Ekonomi Kreatif RI (Bekraf ) Triawan Munaf, Kapolda Jateng Irjen Pol Condro Kirono, Wakil Ketua Kadin Pusat Zainal Bintang, Danrem 071/Wijaya Kusuma Kolonel Suhardi. Hadir pula sejumlah duta besar negara-negara sahabat, diantaranya duta besar Filipina, Singapura, Afrika Selatan, Malaysia, dan Korea. Para tamu undangan ini didampingi jajaran Pemkot Pekalongan dan FKPD Kota Pekalongan. Pembukaan PBN ditandai dengan kegiatan mewarnai kain batik motif Buketan yang merupakan salah satu motif asli Kota Pekalongan, oleh Menkop UKM, Kepala Bekraf, Gubernur Jateng, Kapolda Jateng, Walikota, dan sejumlah tokoh lainnya. Acara diisi pula dengan penyerahan secara simbolis pinjaman KUR dari perbankan kepada kalangan UKM. Usai pembukaan, Menkop dan UKM beserta tamu undangan dan pejabat lainnya menggambar batik bersama-sama di depan Museum Batik. Para tamu undangan selanjutnya meninjau stan-stan PBN di dalam Gor Jetayu. (way)

Panglima TNI Minta Maaf Soal... dari halaman 1 sampai tuntas oleh polisi militer. Namun, dia berdalih bahwa insiden penganiayaan tersebut terjadi karena adanya kesalahpahaman. Prajuritnya, versi Gatot, tidak mengenali Sony sebagai seorang wartawan. “Saat itu terjadi tawuran, anggota kami mencoba melerai dan ternyata ada yang dipukul helmnya, itu wartawan,” terangnya. “Karena dia nggak pakai ID Pers,” belanya. Gatot juga menepis anggapan yang mengatakan tindakan kekerasan oleh anggotanya kepada insan pers yang sering terjadi, karena TNI minta ingin disegani oleh masyarakat. Anggapan tersebut menurut Gatot sama sekali tidak ber-

dasar. “Rakyat itu induknya TNI. Bangsa ini merdeka karena perjuangan rakyat bukan TNI karena waktu itu TNI belum ada,” jelasnya. Jenderal TNI bintang empat itu juga menambahkan bahwa kasus penganiayaan tersebut bukan tergolong pelanggaran HAM. “Kalau pelanggaran HAM itu kasus yang sengaja dibiarkan, tidak diproses. Kalau ini kan langsung diproses, mungkin jadi kasus pidana. Jadi bukan pelanggaran HAM,” imbuhnya. Dari pihak lain, Dewan Pers menyesali insiden kekerasan terhadap wartawan oleh prajurit kembali terjadi. Seakan sudah kehilangan kesabaran, Dewan pers rencananya akan membuat nota kesepahaman dengan TNI untuk men-

cegah kekerasan serupa terulang lagi. â•œTermasuk dalam MoU (nota kesepahaman) itu ialah sosialisasi undang-undang pers dan membuat petunjuk pelaksanaan bagi aparat TNI, khususnya di daerah tempat pernah terjadi kekerasan,â•• kata Ketua Dewan Pers Yosep Adi Prasetyo. Yosep menjelaskan bahwa nota kesepahaman tersebut nanti akan ditandatangani pada 9 Februari 2017 mendatang dan disaksikan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat memperingati Hari Kebebasan Pers Sedunia. Karena ditandatangani di depan kepala negara, tentunya MoU ini akan mengikat. Tidak sekadar hitam di atas putih,â•• ucapnya. (dod)

Sopir Mobil Tewas... Seluruh Calon sudah Serahkan Berkas Perbaikan Asyik Main HP, Proses evakuasi berlang- tabes Semarang. Kepala Unit dari halaman 1 syarat. Para calon sendiri diberi kesempatan untuk melakukan perbaikan hingga 4 Oktober kemarin. “seluruh berkas perbaikan yang diserahkan oleh seluruh calon pada intinya lengkap. Pihak KPU Batang selanjutnya akan melakukan penelitian terhadap berkas perbaikan mulai besok (hari ini-red) atau Rabu (5/10 hingga 11 Oktober mendatang. Dan untuk pemerik-

Donita Bicara Perkembangan Anak dari halaman 1 hati tanpa baby sitter, membuat pasangan beda profesi ini harus berbagi tugas.

Karena diakui Donita dan Adi sangat berat bila tidak ada pembagian tugas. “Kalau aku tugasnya main (sama anak), Donita

menyusui tugasnya,” papar Adi lagi. Soal pekerjaan, Adi sama sekali tidak pernah membatasi apa yang ingin di-

kerjakan Donita. Satu yang diminta Adi adalah Donita tetap bertanggung jawab dengan sang buah hati. (oke)

Ingat Anak Saat Menempuh Pendidikan di... dari halaman 1 Iskan sempat meneteskan air mata ketika perwakilan orangtua pelajar yang ingin melanjutkan pendidikan di Tiongkok menyampaikan testimoni dengan membaca puisi. Ia adalah Rusmini Hakim. Dia juga menjabat sebagai Kepala Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Sei Menggaris. Saat momen pelepasan itu, ia menyampaikan testimoni sebagai perwakilan orangtua pelajar. Dalam kondisi seperti saat ini ketika anak ingin berpisah dengan orangtua tentu rasa sedih dan menyentuh perasaan orangtua. Apa lagi jaraknya sangat jauh karena harus belajar sampai ke negeri tirai bambu. Testimoni yang dibacakan dalam bentuk puisi membuat para tamu undangan tergugah termasuk Dahlan Iskan. Puisi yang berjudul ╘Konspirasi Alam Raya╙ dan ditulis dengan tulisan tangan itu membuat Rusmini sendiri dan orangtua pelajar lain harus me-

nahan haru. â•œJika harus diadu, siapa diantara kita yang cintanya lebih besar. Aku yakin dan sangat percaya diri, ia jatuh padaku pandangan pertama,â•• ujar Rusmini yang membaca puisi di hadapan para prangtua pelajar dan disaksikan Dahlan Iskan yang tak jauh dari posisi berdiri orangtua dari Supri. â•œSementara aku jatuh cinta, bahkan sebelum memandangnya adakah yang lebih menyedihkan dari kepergian tanpa pesan, adakah yang lebih menyesalkan dari perpisahan tanpa lambaian tangan. Adakah jatuh cinta yang sulit atau hati tak siap,â•• lanjutnya yang membacakan dengan intonasi suara kesedihan. Lanjut bacaan puisi itu, â•œaku rela menunggu, aku rela bertahan sampai waktu demi mutiara negeriku. Di tanah harapan kita terpsiahkan ada asah direlung hati ibu. Bahwa cita-cita anakku akan mewujudkan masa depan kita bersama,â•• Paragraf selanjutnya puisi

yang dibacakan Rusmini, â•œKu sapu serpihan hati ibu tuk membuka lembaran yang baru, walau kalian tak bersamaku lagi. Selamat jalan anakku, kalian telah memberikan warna yang indah dalam hidup ibu,â•• lanjutnya dengan suara terbata sesekali menahan tetesan air mata yang tak dapat dibendung. â•œSelamat jalan mutiara-mutiaraku, yakin ibu bahwa asah dan cita kan datang menjelang, selamat jalan anakku, ibu menanti di batas negeri,â•• akhir dari bacaan puisinya. Ia juga menyampaikan kepada Dahlan Iskan serta semua jajaran ITCC yang telah menjalankan program beasiswa untuk pelajar yang ada di perbatasan. Sejauh ini kesulitan pelajar di perbatasan untuk melanjutkan pendidikan di luar negeri telah terjawab dengan program dari ITCC. Sebagai perwakilan orangtua pelajar, ia mengucapkan banyak terima kasih dengan pihak ITCC yang telah membuka ruang kepada pelajar di per-

batasan untuk menuntut ilmu sampai ke Tiongkok. Peluang seperti sangat sulit didapatkan dan tidak semua pelajar bisa menikmati program ini. Tetesan air mata Dahlan Iskan ketika Rusmini membacakan puisi itu, ia mengingat saat anaknya ingin di sekolahkan di Amerika Serikat dan pertama kali pisah dengan ibunya. Tiap saat Nafsiah Sabri, istri Dahlan Iskan menangis mengingatnya di rantuan. â•œSaya meneteskan air mata karena mengingat istri pada waktu dulu, selama enam bulan menangis mengingat anaknya yang pertama kali berpisah,â•• kata Dahlan Iskan. Puisi yang dibacakan Rusmini menjadi daya tarik mantan Menteri BUMN ini dan lembaran kertas isi puisi tersebut di simpannya dan akan menjadi sebuah kenangan tersendiri bagi Dahlan Iskan saat hadir di Nunukan dalam acara pelepasan 59 pelajar yang melanjutkan pendidikan di Tiongkok dan Taiwan. (***/eza)

dari halaman 1 menyelamatkan. Namun, korban ternyata sudah tewas walau sempat dilarikan ke RS Telogorejo Semarang.

sung cukup lama. Sekira pukul 20.00 WIB bangkai mobil baru bisa dievakuasi dari sungai oleh petugas Unit Laka Lantas Polres-

Laka Lantas Sat Lantas Polrestabes Semarang, AKP Sugito, menyebut insiden ini adalah kecelakaan tunggal. (sdn)


RADAR KAJEN

RABU, 5 OKTOBER 2016

8

RADAR PEKALONGAN

Petungkriyono Hasilkan Kopi Hutan 30 Ton/Tahun

SOSOK

MUHAMMAD HADIYAN

Infrastruktur Prioritas

TRIYONO

Khudori

PROGRAM pengaspalan jalan di Desa Karangdadap, Kecamatan Karangdadap menjadi skala prioritas dalam tahun 2016 ini. Untuk itu kegembiraan warga kini telah dirasakan melalui perbaikan jalan desa di sepanjang 4.480 meter melalui anggaran Dana Desa (DD) ta-

hap pertama (I). “Alhamdulillah kegembiraan warga kini telah dapat dirasakan, jalan telah mulus sehingga harapannya ke depan perekonomian ke hal 4 kol 5

DD untuk Bangun Desa BERDASARKAN Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 21 Tahun 2015, tentang Penetapan prioritas penggunaan Dana Desa, prioritas Dana Desa (DD) di tahun 2016 digunakan untuk VIO ALFA RIZQI membiayai pelaksaMujoharyadi naan program dan kegiatan berskala lokal desa. Baik bidang Pembangunan dan Pemberdayaan masyarakat desa. Untuk itu, Kepala Desa Jetaklengkong, Kecamatan Wonopringgo, Mujoharyadi menyampaikan, dana desa yang diterima oleh desanya dari pemerintah, dimanfaatkan untuk

KOPI PETUNGKRIYONO - Komunitas Kopi Petungkriyono menggelar acara Kajen Menyeduh di Alun-alun Kajen, Minggu (2/10). Kegiatan yang dilaksanakan untuk mengenalkan potensi kopi lokal.

KAJEN - Plt Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Pekalongan, Wiryo Santoso menyatakan, Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah Bojonglarang, Desa Linggoasri, Kecamatan Kajen, Kabupaten Pekalongan masih berstatus pinjam dengan pemerintah daerah. TPA yang belakangan dikeluhkan masyarakat sekitar lantaran mencemari lingkungan itu diklaim sudah memenuhi sistem pengelolaan yang baik. “Saat ini, statusnya pinjam. Dan TPA tersebut sudah dilengkapi fasilitas-fasilitas pengelolaan sampah, seperti sumur-sumur pantau, jaring dan lain-lain. Sehingga, rembesan itu tidak langsung kesana,” kata

Wiryo, saat dikonfirmasi Radar Pekalongan, kemarin. Dikatakan, TPA satu-satunya di Kabupaten Pekalongan itu hanya untuk sementara. Pihaknya menunggu pembangunan TPA regional yang merupakan program provinsi. Saat ini, proyek TPA regional tersebut masih dalam tahap pembahasan Perda RTRW. “Kalau TPA regional itu sudah dibangun, jelas pengelolaannya akan lebih baik. Dan sampahsampah nantinya akan dialihkan kesitu,” terangnya. Saat disinggung terkait keluhan masyarakat sekitar TPA Bojonglarang, ia menyampaikan bahwa pengelolaan sampah di TPA tersebut sudah ke hal 4 kol 1

MUHAMMAD HADIYAN

TPA BOJONGLARANG - Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Bojonglarang masih berstatus pinjam. Untuk pengelolaan sampah ke depan yang lebih baik, rencana pembangunan TPA Regional yang sempat gagal akan dilanjutkan lagi.

50 Pasukan Elit Siap ke Lokasi Bencana

MEGONONAN MUHAMMAD HADIYAN

RAWAN TERPELESET - Perlintasan kereta api Siwaru di Jalan Mayjen Sutoyo, di Desa Waru Lor, Kecamatan Wiradesa rawan membuat pengendara sepeda motor terpeleset. Hal ini dikarenakan sudut antara rel dan jalan sangat sempit.

TRIYONO

Binmas Sambangi Padepokan MARAKNYA penyalahgunaan sejumlah Padepokan di beberapa daerah hingga terseret dalam kasus hukum, membuat anggota Binmas Polsek Karanganyar menyambangi padepokan. Itu dilakukan untuk memastikan tidak adanya pelanggaran. Dalam menyambangi Padepokan tepatnya di Desa Sokosari, Kecamatan Karanganyar, anggota memberikan pembinaan kepada pengurus secara lisan. Dengan demikian apa yang dikerjakan tidak menyimpang dari apa ke hal 4 kol 5

KAJEN - Memasuki musim pancaroba yang berpotensi timbulnya berbagai bencana diwilayah Kota Santri, Polres Pekalongan kini sedikitnya telah menyiagakan sebanyak 50 personel. Pasukan elit Sat Sabhara Polres Pekalongan ini siap diterjunkan ke lokasi bencana. Adapun jumlah tersebut belum termasuk personel yang disiagakan di Mapolres

Pekalongan dan Polsek jajaran Polres Pekalongan. Kabag Ops Polres Pekalongan Kompol Mohammad Udjir mengatakan, satuan Tugas Siaga bencana yang dapat digerakan cepat dan kapan saja itu merupakan satuan tugas bencana ini diambil dari pasukan Elit Sat Sabhara Polres Pekalongan. “Karena bencana yang terjadi dibeberapa wilayah ke hal 4 kol 1

Pengendara Rawan Terpeleset di Perlintasan KA Siwaru KAJEN - Bagi pengguna jalan, khususnya pengendara sepeda motor harus hati-hati ketika melewati perlintasan kereta api Siwaru di Jalan Mayjen Sutoyo, di Desa Waru Lor, Kecamatan Wiradesa, Kabupaten Pekalongan. Pasalnya, perlintasan tersebut berbahaya dan rawan laka lantas. Sebab, sudut antara jalan dan rel yang terlalu sempit bahkan hampir sejajar ini berisiko membuat pengendara terpeleset. Insiden pengendara motor terjatuh akibat terpeleset saat melintasi perlintasan ini

hampir terjadi setiap hari. Apalagi ketika hujan turun, jalan itu menjadi semakin licin. “Kalau roda dua melintas sejajar akan jatuh terpeleset. Sangat membahayakan bagi pengendara motor, terlebih yang tidak menguasai medan di situ. Saat hujan, lihat saja banyak motor yang berjatuhan di situ. Ini harus segera diperbaiki. Apa harus nunggu korban terus berjatuhan,” terang Agus Sulis (53), warga Wiradesa, kemarin (4/10). Terkait kondisi tersebut, Dinas Perhubungan, Komu-

nikasi, dan Informatika (Dishubkominfo) Kabupaten Pekalongan dan Satuan Lalu Lintas Polres Pekalongan telah berkoordinasi dengan Bina Marga Provinsi Jateng, PT KAI, hingga Dirjen Perkretaapian, untuk menyikapi perlintasan Siwaru yang membahayakan pengguna jalan itu. Tapi, hingga kini belum ada upaya dari instansi terkait untuk memperbaiki perlintasan itu atau upaya lainke hal 4 kol 5

Melihat Antrean Pembuatan KTP-El di Disdukcapil

Tiap Hari Penuh, Warga Minta Proses Dipercepat Ruang Pelayanan administrasi kependudukan di Kantor Disdukcapil Kabupaten Pekalongan dipenuhi warga yang mengurus dokumen kependudukan, terutama pengambilan KTSP-el. Seperti apa? VIO ALFA RIZQI, Kajen SELALU RAMAI. Pemandangan itulah yang terlihat hampir setiap hari kerja di Kantor Disdukcapil Kabupaten Pekalongan. Warga mengantre dan rela ber-

ke hal 4 kol 1

TPA Bojonglarang Masih Pinjam

ke hal 4 kol 1

SAMBANGI - Kanit Binmas Polsek Karanganyar menyambangi Padepokan Sampun.

KAJEN - Selain memiliki potensi wisata alam yang indah, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan juga dikenal dengan daerah penghasil kopi berkualitas dan diakui negara lain. Setiap tahunnya, Petungkriyono mampu menghasilkan kopi hingga sekitar 30 ton. Dua jenis kopi yang diproduksi di daerah tersebut diantaranya arabika Dan robusta. Kopi-kopi tumbuh di hutan-hutan Petungkriyono dan dipanen oleh petani secara mandiri. Karakter kopi yang wangi dan beraroma gula aren ini sudah dipasarkan hingga ke kota-kota besar seperti Jakarta, Lampung, Batam dan Jogja. “Sebagian besar desa di Petungkriyono rata-rata merupakan desa penghasil kopi, diantaranya Desa Kayupuring, Kasimpar, Yoso-

VIO ALFA RIZQI

DUDUK - Sejumlah warga yang sedang mengurus dokumen kependudukan di Disdukcapil, Kabupaten Pekalongan, Selasa (4/10). Mereka memilih menunggu diluar ruangan sambil duduk di lantai tanpa alas.

desakan di ruang pelayanan yang terbatas. Namun, ada pula beberapa warga yang memilih

menunggu di luar ruangan, sambil duduk di lantai tanpa alas. Raut wajah yang terpancar oleh

masing-masing warga kala itu pun variatif. Ada yang terlihat kalem, dan terkesan sabar menanti proses antrean. Ada pula yang tampak bosan, maupun lelah karena sudah lama mengantri. Salah seorang warga bernama Nur Joyo (33) saat di wawancarai Radar Pekalongan, kemarin, mengaku sudah mengantri selama berjam-jam. Ia mengaku sudah berada di Disdukcapil dari pukul delapan pagi guna mengurus pengambilan KTP-el. Menurutnya KTP merupakan salah satu dokumen kependudukan yang penting. Karena merupakan kartu identitas pribadi

CKMY

ke hal 4 kol 5

TRIYONO

CEK - Kabagops Polres Pekalongan, Kompol Muhammad Ujie, melakukan pengecekan kesiapan pasukan elit Satuan Sabhara untuk diterjukan saat terjadi bencana.


RABU, 5 OKTOBER

TAHUN 2016

RADAR PEKALONGAN

HALAMAN 9

WAHYU HIDAYAT

MENUNJUKKAN - Menkop dan UKM, Gubernur Jateng, Kapolda Jateng, dan Kepala Bekraf menunjukkan kain batik hasil karya mereka, pada pembukaan PBN 2016.

Ganjar Siap Pasarkan Batik KOTA - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta Pemerintah Kota Pekalongan mengembangkan even batik yang lebih bagus, sebagai upaya ‘menduniakan’ kerajinan batik. “Kami minta Pemkot

Pekalongan harus ada even yang dibuat dengan tema batik menjadi corak, dan batik menjadi lagu ataupun makanan,” kata Ganjar usai mengikuti acara Pembukaan Pekan batik Nusantara (PBN) 2016 di kawasan budaya Jetayu, Kota

Pekalongan, Selasa (4/10). Untuk ‘menduniakan batik, kata Ganjar, maka pemkot harus bisa melakukan ‘branding’ batik yang lebih bagus agar masyarakat bisa belajar membatik, membeli batik, ke hal 13 kol 1

Pak Menteri Kagum Karya Batik Pekalongan SOSOK Hidup Lebih Tentram dan Nyaman DALAM hidup banyak profesi yang bisa menjadi pilihan seseorang dalam menunjang hidupnya. Misalnya guru, dokter, polisi adalah contoh profesi yang kerab menjadi cita-cita anak saat kecil. Namun ada salah satu alasan MALEKHA yang sangat kuat Emy Anggreini bagi Emy Anggreini untuk memilih impiannya menjadi seorang guru. “Sejak kecil saya memang bercita-cita menjadi seorang guru, keluarga saya mulai dari nenek sampai cicit-cicitnya hampir semuanya menjadi seorang guru,” ungkap wanita yang akrab disapa Emy ini. Selain itu, menjadi seorang pendidik dilihatnya mampu menghantarkan keluarganya menjadi keluarga yang tenteram dan nyaman. “Mungkin ini efek dari sebuah kebarokahan ya. Karena berbagi ilmu itu adalah hal yang mulia, dan yang dianjurkan,” tutur Ibu 2 anak ini. ke hal 13 kol 1

WAHYU HIDAYAT

NAIK PANGKAT - Dandim 0710/Pekalongan Letkol Inf Riza Anom Putranto memimpin upacara kenaikan pangkat 53 prajuritnya di Makodim Pekalongan, kemarin (4/10).

53 Anggota Kodim Naik Pangkat KOTA - Menjelang HUT ke-71 TNI, sebanyak 53 orang anggota Kodim 0710/Pekalongan me-

nerima kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi, dalam upacara pelantikan kenaikan pangkat regu-

lar Bintara dan Tamtama di Makodim Pekalongan, Selasa (4/10).

KOTA - Selesai pembukaan upacara Pekan Batik Nusantara (PBN) 2016 di Lapangan Jetayu, Selasa (4/10), Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah, Drs Anak Agung Gede Ngurah Puspayoga beserta rombongan mengunjungi lokasi pameran batik yang berada di dalam gedung GOR Jetayu. Pak menteri yang didampingi Walikota HA Alf Arslan Djunaid mengaku kagum dengan karya batik Pekalongan. “Bagus sekali,” ucapnya saat mengunjungi salah satu stand batik. Menkop UKM tersebut menyalami satupersatu peserta pameran batik, salah satunya stand Batik Rayhan. Hal itupun dimanfaatkan peserta stand batik untuk berfoto bersama. Dalam PBN 2016 ini, telah disusun berbagai acara dan kegiatan untuk me-

ke hal 13 kol 1

ke hal 13 kol 5

Sisi Lain Kemeriahan Pekan Batik Nusantara (PBN) 2016 di Kawasan Jetayu

Menkop UKM Mengaku Deg-degan Saat Membatik Suasana pembukaan acara Pekan Batik Nusantara (PBN) berlangsung meriah. Itu tergambar dalam acara membatik bersama. Bagaimana keseruannya? MALEKHA, Pekalongan SETELAH Menteri Koperasi dan UKM, Anak Agung Gede Ngurah Pupayoga, selesai meresmikan pembukaan Pekan Batik Nusantara (PBN) 2016. Rombongan Menteri Koperasi dan UKM, pejabat daerah, Gubernur Jawa Te-

MALEKHA

MEMBATIK - Rombongan Menteri Koperasi dan UKM, pejabat daerah, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sedang membatik.

CKMY

ngah Ganjar Pranowo, serta para Duta Besar melanjutkan acara dengan membatik bersama. Terlihat ada kecanggungan pejabat-pejabat negara itu dalam memegang canting yang digunakan sebagai alat untuk membatik. Namun tidak membutuhkan waktu lama, mereka langsung bisa menyesuaikan diri, dan luwes dalam membatik. Terlihat banyak senyum yang mengembang dari para pejabat pemerintah saat menirukan gaya pembatik profesional dalam pembuatan batik. Begitu juga Menteri Koke hal 13 kol 5


KENDAL

RABU, 5 OKTOBER 2016

10

RADAR PEKALONGAN

PNS Boleh Poligami Sesuai Pasal 4 PP No 45 Tahun 1990

MUHAMMAD ARIF PRAYOGA

RINGSEK - Mobil Sedan Mitsubishi Lancer bernopol K 7473 FC, yang dikemudikan Nasikin (56), warga Desa Juwiring, Kecamatan Cepiring, mengalami rusak akibat tabrakan beruntun.

KemudiDitarikCucu,SedanTabrakanBeruntun KENDAL - Sebuah Sedan Mitsubishi Lancer bernopol K 7473 FC, yang dikemudikan Nasikin (56), warga Desa Juwiring, Kecamatan Cepiring, menabrak dua mobil dan satu sepeda motor saat melaju di Jalan Tembus Kendal, tepatnya di Kelurahan Sijeruk, Selasa (4/10). Kejadian itu terjadi diduga saat mengemudikan mobilnya dari arah Timur menuju Barat, cucu Nasikin yang duduk dipangkuannya tibatiba menarik setir sehingga mengakibatkan laju mobil tak terkendali, dan tabrakan pun tak terelakkan lagi. Mobil sedan yang oleng kemudian menabrak mobil Kijang LGX plat merah milik Akbid Kendal bernopol H 9505 GD, yang dikemudikan

Yusuf, dari arah Barat dan mengenai bagian kiri belakang mobil. Selanjutnya, mobil sedan menerjang sepeda motor Supra bernopol H 3500 PM, yang ditumpangi suami istri, Ngatiyah (35) dan Maskurin (45), warga Desa Dempelrejo, Kecamatan Ngampel. Tidak hanya itu, sedan yang masih melaju kemudian menabrak Isuzu Panther bernopol H 8430 TW, yang tengah diparkir dipinggir jalan tersebut, tepatnya di Bengkel Las Sijeruk. Setelah itu, baru laju sedan terhenti. Mobil Kijang mengalami patah pada bagian AS roda belakang, sedangkan pengendara sepeda motor mengalami luka-luka di bagian kepala dan kaki, sehingga harus dilarikan

BERIBAD BERIBADAAT Sembilan Desa Rawan Konflik SEMBILAN desa di Kabupaten Kendal yang tengah menggelar Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 17 Oktober mendatang, dinilai rawan terjadi konflik. Sembilan desa tersebut yakni Desa Penjalin (Kecamatan Brangsong), Pesaren dan Gentinggunung (Sukorejo), Kali Bareng (Patean), Desa Boja (Kecamatan Boja), Margorejo (Cepiring), Ngerjo (Ringinarum) serta Desa Cacaban dan Desa Singorojo (Kecamatan Singorojo). Hal itu dibenarkan Kepala Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kendal, Ferinando Rad Bonay, melalui Kasi Ketahanan dan Kewaspadaan Daerah, Karyono. Kata dia, sembilan desa itu rawan timbul konflik karena diikuti lebih dari dua calon Kades. Sehingga, tidak menutup kemungkinan pendukung yang tak puas dengan hasil penghitungan suara akan melakukan tindakan anarkis. Sementara itu, lima desa yang sebelumnya telah melakukan seleksi calon Kades, karena diikuti lebih dari lima calon, juga bisa melakukan gangguan keamanan bila pendukung mereka tidak puas dengan hasil seleksi. “Persaingan antar pendukung calon Kades ini yang harus kami waspadai. Mereka bisa melakukan tindakan anarkis, yang dapat mengganggu situasi keamanan dan kenyamanan masyarakat sekitarnya,” ujarnya. (yog)

ke RSDU Dr Soewondo Kendal untuk menjalani perawatan. Mobil sedan sendiri mengalami ringsek di bagian depannya, dengan kaca pecah sebagian. Sementara itu, mobil Isuzu Panther mengalami penyok di bagian body kiri depannya. Saksi mata di lokasi kejadian, Sahri, mengatakan, mobil sedan melaju dalam kondisi cukup kencang dan tiba-tiba oleng ke kanan sehingga menabrak mobil lain yang berasal dari arah Barat. “Di dalam mobil sedan, sopir mengemudi bersama cucunya yang baru berusia dua tahun. Diduga kemudi ditarik oleh cucunya tersebut sehingga lajunya tidak terkendali dan menabrak mobil dari arah berla-

wanan,” ujarnya, yang merupakan warga sekitar. Sementara itu, sopir Kijang, Yusuf, mengaku, dirinya berjalan dalam kecepatan pelan dari arah Barat karena lalu lintas cukup padat. “Tibatiba saja sedan yang melaju dari depan, oleng ke kanan dan menabrak bagian belakang mobil. Sehingga saya tidak bisa menghindari hal tersebut,” ucapnya. Petugas Lantas dari Polres Kendal kemudian datang ke lokasi kejadian untuk memeriksa saksi mata dan melakukan olah tempat kejadian perkara. Untuk menghindari kemacetan di Jalan Tembus tersebut, kendaraan yang terlibat kecelakaan kemudian diderek ke Mapolres Kendal. (yog)

Pelantikan Pejabat Baru Desember KENDAL - Mulai awal Januari 2017 mendatang, Susunan Organisasi Tata Kerja (SOTK) Pemkab Kendal akan berubah total, sehingga pengangkatan atau pelantikan pejabat baru harus dilakukan paling lambat Desember tahun 2016 ini. Hal tersebut berdasarkan PP Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah. Demikian disampaikan Kabag Organisasi Setda Kendal, Djembar Rusmanto SH, saat ditemui di kantornya. “SOTK baru tersebut akan efektif pada Januari 2017, sehingga segala sesuatunya, mulai dari pejabat-pejabatnya, aset kantor, dan penataan ruang pada instansi, harus dilakukan paling lambat Desember tahun 2016 nanti. Hal ini nantinya akan dirapatkan dengan BKD, DPPKAD, KPAD, dan Inspektorat,” ujarnya Dikatakan, jumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di

Kabupaten Kendal yang semula 28, nantinya akan berkurang menjadi 26 SKPD. Dalam Perda No 8 Tahun 2016 Tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Kendal, yang sudah dievaluasi oleh Gubernur Jawa Tengah, satuan kerja berupa Dinas nantinya digolongkan menjadi 3 tipe yakni A, B, dan C. Untuk tipe A ada 4 Dinas, tipe B ada 13 Dinas, dan tipe C ada 3 Dinas. “Kemudian ditambah dengan satuan kerja berupa Badan ada 3 instansi, serta Sekretariat DPRD, Sekretariat Daerah, dan Inspektorat. Untuk satuan kerja berupa Kantor, berdasarkan SOTK baru sudah tidak ada lagi,” paparnya. Selain itu, Dinas Tipe A terdiri atas 4 Kabid, Dinas tipe B terdiri dari 3 Kabid, dan Dinas tipe C terdiri dari 2 Kabid. Sementara bagi Sekretariat, Tipe A terdiri atas 3 Subag, sedangan Tipe B dan C terdiri atas 2 Subag. (yog)

KENDAL – Ada yang menarik dalam Sosialisasi Penyelesaian Kasus Kepegawaian dan Perceraian bagi pegawai negeri sipil (PNS) yang digelar oleh Dinas Pendidikan (Dinas) Kendal, kemarin (4/10). Ternyata, PNS diperbolehkan memiliki istri lebih dari satu poligami. Hal itu sesuai Pasal 4 PP No 45 tahun 1990. Sosialisasi itu dibuka Kepala Disdik Kendal Muryono. Sebagai narasumbernya, Kasubid Pembinaan dan Kesejahteraan Kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kendal, Hatnolo Ardi. Materi yang disampaikan adalah, “Ijin Perkawinan dan Perceraian bagi PNS, sesuai Pasal 10 tahun 1953 junto PP No 45 tahun 1990”. Dalam Kesempatan itu, Kepala Disdik Kendal, Muryono, mengatakan, bahwa pegawai negeri/aparatur sipil negara dalam melaksanakan tugas pekerjaanya dan segala aktivitasnya diatur dalam peraturan perundang-undangan. Terkait dengan disiplin PNS diatur dengan peraturan pemerintah (PP) No 53 tahun 2010 tentang Disiplin PNS. “Perkawinan dan perceraian diatur dengan Undang-Undang (UU) No 1 tahun 1974 dan peraturan pemerintah (PP) No 9 tahun 1975 tentang Pelaksanaan Undang-Undang No 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan dan Peraturan Pemerintah No 10 Tahun 1983 tentang Ijin Perkawinan dan Perceraian,” kata dia. Muryono mengungkapkan, pada lingkungan dinas pendidikan, setiap tahunya tidak kurang dari 20 kasus baik menyangkut disiplin PNS maupun kaus perceraian yang harus diproses. Untuk meminimalisir terjadinya pelanggaran disiplin dan kasus perceraian, maka dinas pendidikan telah membentuk tim pembinaan aparatur (Binap) yang berada di semua tingkatan dan jenjang pendidikan. “Tahun depan, apabila anggaran memungkinkan sosialisasi ini akan melibatkan kepala UPTD dan kepala SMP serta para pejabat fungsional tertentu,” terang dia.

Guru Nyaris Jadi Korban Dimas Kanjeng KENDAL - Seorang guru yang selama ini mengabdi di MTs NU 19 Protomulyo, berada di Kecamatan Kaliwungu, nyaris jadi korban dengan direkrut untuk menjadi santri Dimas Kanjeng Taat Pribadi oleh seorang temannya yang sudah lebih dulu nyantri di Padepokan Dimas Kanjeng Taat Pribadi. Namun ajakan itu tak berhasil dilakukan, karena berbagai program yang bersifat sosial kemasyarakatan untuk masyarakat kurang mampu dan yayasan yang minim dana yang ada di Kabupaten Kendal yang pernah dijanjikannya saat coba merekrut tak kunjung terealisasikan. Hal itu dibenarkan Joko Suryono, seorang pendidik, warga Dusun Langgengsari, RT06, RW02, Desa Plantaran, Kecamatan Kaliwungu, Selasa (4/10). “Programnya bagus, yakni, akan membantu masyarakat yang tidak mampu dan yayasan bergerak yang di bidang sosial yang keku-

rangan dana, dengan uang dari Padepokan Dimas Kanjeng Taat Pribadi. Waktu itu pernah tak tanyakan, tapi temen saya bilang belum ada, nunggu awal bulan baru ada,” katanya. Joko Suryono mengungkapkan, salah seorang temanya yang berusaha membuyuk rayu merekrut dirinya untuk menjadi santri dari Dimas Kanjeng Taat Pribadi itu bernama, Manto, warga Desa Sawahjati, Kecamatan Kaliwungu. Bujuk rayu itu selalu dilakukan Manto, teman akrabnya itu ketika ia tengah bertandang ke rumah santri dari Dimas Kanjeng Taat Pribadi tersebut. Pada saat di rumahnya, santri Dimas Kanjeng itu memperlihatkan berbagai gambar kepadanya. Salah satunya adalah gambar Satria Piningit dengan falsafahnya yang akan membantu masyarakat kurang mampu. “Selain itu juga akan mengucurkan dana pada yayasan yang bergerak di bidang sosial yang tak punya dana

operasional,” terang dia. Joko Suryono menyatakan, berdasarkan pengetahuanya, di wilayah Kabupaten Kendal, selain temanya Manto, santri Dimas Kanjeng Taat Pribadi lain adalah Nafik dan Sonu. Namun begitu, ia tidak mengetahui lebih jauh, apakah kedua orang itu sudah mengeluarkan mahar atau membayar sejumlah uang kepada yang merekrutnya saat keduanya dibaiat menjadi santri di Padepokan Dimas Kan-

jeng Taat Pribadi itu. “Saya tidak tahu, apakah mereka setor uang saat masuk jadi santri Dimas Kanjeng atau tidak. Yang saya tahu, di Kendal ada tiga santri Dimas Kanjeng, Nafik, Sonu dan Manto yang berusaha merekrut saya agar jadi santri pemilik Padepokan Taat Pribadi,” ujar dia. Joko Suryono menceritakan, bahwa bujuk rayu temanya agar mau menjadi pengikut atau santri Dimas

NUR KHOLID MS

MENGAJAR - Joko Suryono, guru MTs NU 19 Protomulyo, Kecamatan Kaliwungu ini, nyaris direkrut jadi santri Dimas Kanjeng Taat Pribadi.

Kanjeng Taat Pribadi itu terjadi sejak tahun 2014. Hingga sekarang ia belum pernah mengeluarkan uang kepada temanya yang hendak merekrutnya tersebut. Waktu itu, kata dia, bahwa peran santri yang dimaksud temannya itu, adalah sebagai orang yang dipercaya untuk bisa membantu dari Satria Piningit yang bertugas membantu membagikan dana untuk kesejahteraan masyarakat. Misal bagi orang yang tidak bekerja. Yayasan yang kekurangan dana. “Santri disini orang yang dipercaya Santria Piningit, yakni Dimas Kanjeng Taat Pribadi. Saya tak boleh ngambil uang bantuan untuk masyarakat yang dikasih Dimas Kanjeng. Kalau butuh uang harus minta sendiri. Bahkan, teman saya itu juga menjanjikan akan membantu membiayai ketika saya ada kumpulan keluarga. Itu pernah tak tagih. Tapi katanya bulan depan. Sampai sekarang belum pernah ada bantuan itu,” tukas dia. (nur)

Sementara Kasubid Pembinaan dan Kesejahteraan Kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kendal, Hatnolo Ardi, mengatakan, perkawinan yang sah menuurut Pasal 2 UU No 1 tahun 1974, adalah, apabila dilakukan menurut hukum masing-masing agama dan kepercayaanya dan tiap-tiap perkawinan dicatat menurut peraturan perundang-undanganya. “Asas monogami, seorang pria hanya boleh mempunyai seorang istri. Seorang istri mempunyai seorang suami. Pengadilan dapat memberi ijin kepada seorang suami untuk bersistri lebih dari seorang bila dikehendaki oleh pihak-pihak yang bersangkutan,” kata dia. Hatnolo mengungkapkan bahwa PP No 10 tahun 1983 junto PP No 45 tahun 1990, pasal 2 ayat 1, PNS yang melangsungkan perkawinan pertama wajib memberitahukan secara tertulis kepada pejabat, selambatlambatnya 1 tahun setelah perkawinan. Hal itu juga berlaku bagi PNS yang menjadi duda/janda yang melangsungkan perkawinan kembali. Ijin beristri lebih dari satu diatur pada Pasal 4, PP No 45 tahun 1990, dimana PNS tersebut harus memperoleh ijin dari pejabat, mengajukan ijin secara tertulis, mencantumkan alasan mendasar. Sedangkan bagi PNS wanita tak diijinkan jadi istri kedua/ketiga/keempat. “Ijin untuk beristri lebih dari seorang hanya dapat diberikan pejabat apabila memenuhi sekurang-kurangnya salah satu syarat alternatif dan ketiga syarat komulatif,” ungkap dia. Lebih lanjut, Hatnolo, mengatakan, untuk perceraian diatur dalam pasal 2

PP No 10 tahun 1990. Pada pasal itu, bahwa PNS yang melakukan perceraian wajib memperoleh ijin atau surat keterangan lebih dahulu dari pejabat, mengajukan secara tertulis, mencantumkan alasan lengkap yang mendasar. Sebagai penggugat wajib memperoleh ijin dan tergugat wajib memperoleh surat keterangan serta memberitahukan gugatan secara hierarki paling lambat enam hari kerja. “Namun setiap atasan yang menerima surat permintaan ijin perceraian harus berusaha merukunkan kembali, meneruskan permintaan ijin perceraian kepada pejabat disertai pertimbangan tertulis dan permintaan ijin perceraian harus dilengkapi dengan salah satu atau lebih bahan pembuktian serta lainya,” ujar dia. Hatnolo menambahkan, ijin untuk bercerai tidak diberikan pejabat apabila bertentangan dengan ajaran/peraturan agama yang dianut PNS, bertentangan dengan peraturan perundang-undangan, alasan yang dikemukakan bertentangan dengan akal sehat dan istri mendapat cacat badan atau penyakit tidak dapat menjalankan kewajiban. “Akibat perceraian, atas kehendak PNS pria, maka, wajib menyerahkan sebagian gajinya untuk penghidupan bekas istri dan anak-anaknya, pembagian gaji iala, 1/3 untuk PNS pria, 1/3 untuk bekas istri dan 1/ 3 lagi untuk anak-anaknya. Namun, jika perceraian atas kehendak bersama, jika tak punya keturunan, maka ½ untuk mantan istri dan ½ untuk mantan suami. Jika ada anak, maka 1/3 gaji,” pungkas dia. (nur)

NUR KHOLID MS

SOSIALISASI - Dinas Pendidikan (Dinas) Kendal menggelar kegiatan Sosialisasi Penyelesaian Kasus Kepegawaian dan Perceraian bagi PNS yang berada dijajaran lingkungannya. PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Menunjuk pasal 6 Undang-undang Hak Tanggungan Nomor 4 tahun 1996, dengan ini PT. Bank Pundi Indonesia, Tbk. Usaha Mikro Kecil Cabang Kendal dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL ) Pekalongan, akan melaksanakan penjualan dimuka umum/lelang eksekusi terhadap jaminan debitur kredit macet berikut : 1. MACHTUR HADI, SH Sebidang tanah seluas 398 m² dan bangunan beserta segala sesuatu yang berdiri/tertanam diatasnya, tersebut dalam SHM No.188 atas nama Machtur Hadi, Sarjana Hukum, terletak di Desa Kangkung, Kecamatan Kangkung, Kabupaten Kendal. Limit Lelang : Rp 200.000.000,- Uang jaminan : Rp 45.000.000,2. ALI MUNIF 2 (dua) bidang tanah dan bangunan beserta segala sesuatu yang berdiri/tertanam di atasnya, dijual dalam satu paket, tersebut dalam SHM No.262 seluas 187 m² atas nama 1. Muhamad Ali Munif 2. Kuniti, dan SHM No.287 seluas 118 m² atas nama Ali Munif, seluruhnya terletak di Desa Tanjungsari, Kecamatan Rowosari, Kabupaten Kendal Limit Lelang : Rp 200.000.000,- Uang jaminan : Rp 45.000.000,Lelang akan dilaksanakan pada: - Hari/Tanggal : Rabu/19 Oktober 2016 - Pukul : 11.00 WIB - Selesai - Tempat : PT. Bank Pundi Indonesia, Tbk. Usaha Mikro Kecil Cabang Kendal Jalan Raya Utama Tengah No.298 Weleri, Kendal Syarat-syarat : 1. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan melalui Rekening atas nama RPL 072 KPKNL Pekalongan UTK Lelang No. 131.180.108 pada PT. BNI (Persero) Cab. Pekalongan. Uang Jaminan harus sudah efektif diterima selambat-lambatnya satu hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. 2. Penyetoran uang jaminan harus melalui teller bank, dalam hal penyetoran uang jaminan dilakukan secara pemindahbukuan, maka pemilik rekening harus sama dengan nama peserta lelang. 3. Peserta lelang diwajibkan mendaftarkan diri sebelum pelaksanaan lelang dengan membawa bukti slip setoran asli, foto kopi identitas diri, materai Rp 6000 sebanyak 2 lembar dan NPWP (asli ditunjukkan pada saat pelaksanaan lelang), Peserta lelang harus hadir pada waktu pelaksanaan lelang jika dikuasakan harus melampirkan surat kuasa bermeterai cukup dan foto kopi identitas diri masing-masing. 4. Penawaran dilakukan secara lisan dengan harga semakin meningkat. 5. Peserta lelang yang ditunjuk sebagai pemenang lelang wajib melunasi pembayaran lelang berupa pokok lelang, ditambah bea lelang pembeli sebesar 2% selambat-lambatnya 5 lima hari kerja setelah lelang. Apabila tidak dipenuhi, maka Pemenang Lelang dinyatakan “Wanprestasi” dan uang jaminan tidak dapat ditarik kembali (akan disetorkan ke Kas Negara). 6. Uang jaminan pelaksanaan lelang akan dikembalikan seluruhnya tanpa potongan apapun jika Peserta lelang tidak ditunjuk sebagai Pemenang atau lelang dibatalkan. 7. Peserta lelang tidak dapat menuntut ganti rugi apabila lelang dibatalkan karena suatu hal sesuai peraturan perundangan yang berlaku. 8. Peserta lelang/Peminat dapat melihat barang sejak terbitnya pengumuman ini. Bilamana ada tunggakan PAM, PBB, PLN dan telepon, seluruhnya menjadi tanggung jawab Pemenang Lelang. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi PT. Bank Pundi Indonesia, Tbk. Usaha Mikro Kecil Cabang Kendal dan KPKNL Pekalongan Jl. Sriwijaya No. 1 Pekalongan (0285) 436118 . Kendal, 05 Oktober 2016 PT. BANK PUNDI INDONESIA, Tbk. USAHA MIKRO KECIL CABANG KENDAL KPKNL PEKALONGAN


BATANG

TAHAPAN PILKADA BATANG

2017

RABU, 5 OKTOBER 2016

11

RADAR PEKALONGAN

Kontrak Pasar Batang Diadendum Penambahan Waktu Disetujui sampai 13 Desember BATANG – Dokumen kontrak proyek pembangunan Pasar Batang terpaksa diadendum pengelola kegiatan bersama PT Hutama Karya (HK) selaku penyedia jasa. Langkah itu ditempuh untuk menyikapi adanya tambahan volume pekerjaan di luar Rencana Anggaran Biaya (RAB) yang berkonsekuensi pada penambahan waktu dan biaya. “Sebetulnya, selain penambahan volume pekerjaan, ada juga yang ternyata volumenya berkurang, tetapi memang lebih banyak penambahannya. Pun penambahan itu lebih karena kebutuhan lapangan, karena sebelumnya tak tercover dalam RAB,” ungkap Pejabat Pemegang Komitmen (PPK) proyek Pasar Batang, Danang Purwanto ST, saat

melakukan peninjauan pelaksanaan pekerjaan, Selasa (4/10). Sedianya, proyek Pasar Batang memiliki nilai kontrak Rp 63.785.026.000 dengan waktu pengerjaan selama 13 bulan, yakni November 2015 sampai 22 November mendatang. Namun, dalam perkembangannya, ada penambahan volume di beberapa item pekerjaan, seperti tiang pancang, besi, hingga termasuk pemasangan dua eskalator. “Sesuai hitungan, tambahan volume itu membutuhkan anggaran Rp 5 miliar. Tetapi karena di penetapan 2016 ada tambahan alokasi dari Banprov dan perhitungan lainnya, maka kekurangan riilnya tinggal Rp 2,7 miliar dan ini sudah disetujui di perubahan,” ujar Danang. Sementara terkait penambahan waktu kontrak, awalnya PT HK megajukan usulan perpanjangan sampai 30 Desember. Namun,

AKHMAD SAEFUDIN

MEGAH – Bagian depan Pasar Batang mulai tampak megah setelah bagian atasnya dicat dengan warna merah putih. PPK dan perwakilan MK memantau progres proyek, kemarin.

lanjut Danang, pihaknya hanya menyetujui penambahan waktu hingga 13 Deseember. “Karena ada

perubahan waktu dan biaya itulah kontraknya kita addendum,” imbuhnya. Hingga minggu kemarin,

harus dilaksanakan setelah atap terpasang, seperti pemasangan keramik dan eskalator. Untuk memasang

Taat Bayar Pajak, 100 Desa Diberi Bantuan Tercatat, 80 Kasus Pernikahan Dini di Batang

LESEHAN

Hamil diluar Nikah Penyebabnya

DOK ISTIMEWA

STAN - Bupati dan Forkompinda berfoto bersama GM External Relation PT BPI di stan Batang Expo.

Sosialisasikan Proses Pembangunan PLTU Melalui Stan Expo PLTU Batang yang kini tengah memasuki tahapan konstruksi, direncanakan akan beroperasi pada tahun 2020. Dan salah satu cara yang dilakukan untuk mensosialisaikan tahapan pembangunan hingga kegiatankegiatan yang sudah dilakukan, maka PT BPI menampilkanya dalam stand yang dibuka di kegiatan Batang Expo. Pada stan tersebut, dipaparkan tahapan proses dimulainya PLTU Batang dari tahun 2011 hingga tahun 2016 ini. Kegiatan ini juga sebagai sosialisasi kepada masyarakat Batang bahwa PLTU Batang sudah ada dari tahun 2011 dengan program-programnya untuk masyarakat. Seperti sosialisasi, partisipasi diberbagai kegiatan budaya lokal, pelatihan dan pemberdayaan warga lokal, hingga perekrutan tenaga kerja secara transparan melalui desa terkait. Hal itu karena PLTU Batang ingin masyarakatlah yang dapat merasakan manfaatnya secara langsung. “Kami berharap masyarakat dapat memperoleh manfaat langsung berupa terbukanya lapangan kerja, dan hadirnya sentra-sentra ekonomi baru,” ujar GM External Relation PT BPI, Ari Wibowo, kemarin. Ditambahkan, pada stan tersebut, banyak warga yang menanyakan secara langsung tentang perkembangan PLTU Batang hingga sekarang ini. “Kita memberikan penjelasan secara langsung kepada warga terkait perkembangan PLTU Batang saat ini, dan rencana operasionalnya,” tandas Ari. (don)

BATANG – Fenomena menikah sebelum cukup usia ternyata masih banyak terjadi di Indonesia tak terkecuali di daerah Kabupaten Batang. Banyak faktor yang melatar belakangi pernikahan dibawah umur terjadi, seperti hamil diluar pernikahan, dan masih adanya budaya perjodohan untuk anak perempuan khususnya. Menurut data Pengadilan Agama Kelas 1B Batang, tercatat dari awal bulan Januari sampai pertengahan September sudah ada 80 lebih kasus pengajuan pernikahan di bawah umur. Hal tersebut tentunya sangat memprihatinkan, di tengah perkembangan prestasi di Kabupaten Batang yang cukup membanggakan. Panitera Pengadilan Agama Batang H Riyanto SH menuturkan, banyak alasan seseorang menikah di bawah umur. Salah satunya karena wanita hamil akibat perilaku seks bebas, sehingga terpaksa orang tua harus menikahkan mereka pada usia muda. Pada akhirnya banyak anggota masyarakat yang mengajukan Surat Dispensasi Kawin dengan alasan hamil diluar nikah akibat pergaulan bebas. Situasi semacam itu menandakan meningkatnya pernikahan di bawah umur, karena banyaknya kehamilan pra-nikah pada usia dini akibat berkembangnya budaya seks bebas. “Kita tidak bisa memaksakan ataupun melarang, karena sudah ada faktor-faktor tersebut, cuman pemahaman seperti ini yang harusnya di hilangkan dan dirubah oleh masyarakat Batang,” ungkap

Riyanto. Riyanto menambahkan, ketentuan mengenai batas umur minimal untuk menikah sudah diatur dalam Pasal 7 ayat (1) Undang- Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan, yaitu pPerkawinan hanya diizinkan jika pihak pria sudah mencapai usia 19 tahun dan pihak Wanita sudah mencapai usia 16 tahun. Artinya, negara tidak menghendaki pelaksanaan perkawinan di bawah umur. Tetapi perkawinan di bawah umur dapat dengan terpaksa dilakukan, karena adanya UU No. 1 Tahun 1974 yang masih memberikan kemungkinan penyimpangan tersebut. Hal tersebut diatur dalam Pasal 7 ayat (2), yaitu dengan adanya ‘dispensasi’ dari Pengadilan bagi yang belum mencapai batas umur minimal tersebut. Ketua Pengadilan Agama Kelas 1B Batang Abdul Choliq menuturkan, penurunan moral mungkin menjadi salah satu penyebabnya ketika pasangan muda-mudi sudah tidak malu berpelukan dan menunjukan kemesraan di depan umum. Padahal hal itu sangat bertolak belakang dengan adat istiadat masyarakat Indonesia. “Saya pribadi miris melihat fenomena ini karena adat Ketimuran di Kabupaten Batang ini sebenarnya sangat kental terasa,” kata Abdul Choliq Ditambahkan, pernikahan di bawah umur yang dikarenakan hamil diluar nikah tidak bisa menyalahkan dari salah satu pihak saja. Kasus ini diibaratkan seperti mata rantai yang sangat panjang, karena pergaulan bebas melibatkan banyak pihak. Seperti orang tua, guru, lingkungan masyarakat. “Maka banyak pihak dalam kasus ini, yang harus di perbaiki,” tandasnya. (ap6)

9 Wilayah Masuk Daftar Rawan Bencana BATANG – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Batang sudah mulai mempersiapkan diri untuk menghadapi kemungkinan terjadinya bencana longsor ataupun banjir. Kewaspadaan tersebut mengingat kini sudah mulai memasuki musim penghujan. Kepala Pelaksana BPBD Batang, Yesaya Simanjuntak AP Msi melalui Sekretarisnya Slamet Maktub menuturkan, bahwa pihaknya sudah melakukan persiapan, dengan cara pemetaan pada titik-titik rawan terjadinya bencana, baik itu longsor ataupun Banjir. “Kita sudah melakukan pemetaan, mana yang daerah lawan longsor dan mana daerah yang rawan banjir. Kita juga sudah melakukan status siaga bencana, yang rencananya akan ditetapkan mulai awal Oktober 2016 hingga Februari 2017 nanti.” Ungkap Slamet Maktub, Selasa (4/10). Dijelaskan, adapun wilayah pemetaan yang sekira-

urai Danang, progres pembangunan Pasar Batang telah mencpai angka 80%. Beberapa tahapan pekerjan

atap, dua crane seberat masing-masing 45 ton juga didatangkan ke lokasi, Sabtu lalu. Penyelesaian mechanical electric (ME) juga masih menunggu, meski seluruh material seluruhnya dalam status ready. “Pemasangan rangka baja bisa selesai tanggal 15 Oktober, sementara atap kita jadwalkan terpasang fix pada 24 Oktober. Kalau ME pemasangannya gampang, paling dua hari rampung, tapi kan riskan. Kita tunggu aman dulu,” jelas perwakilan PT Titimatra Tujutama selaku Manajemen Konstruksi (MK) proyek Pasar Batang, Widianto. Untuk meraampungkan sisa pekerjaan yang ada, HK terus mengupayakan percepatan, termasuk dengan stok tenaga kerja yang memadai. Hingga kemarin pagi, jumlah tenaga yang tersedia sebanyak 215 orang. “Besok (hari ini –red) rencananya ada tambahan lagi 25 orang,” ucapnya. (sef)

M DHIA THUFAIL

BENCANA – Sekertaris BPBD Slamet Maktub menunjukkan himbauan pada warga Batang untuk selalu siaga menghadapi musim Pancaroba ini.

nya merupakan daerah rawan bencana yaitu, pertama untuk daerah rawan longsor ada di daerah atas seperti

Blado, Reban, Bawang dan termasuk Bandar. Sedangkan untuk daerah yang rawan bencana banjir

ada di kecamatan Batang bagian Utara, Kecamatan Gringsing, Kandeman, Tulis, Subah bagian Utara dan juga wilayah Banyuputih. “Daerah-daerah tersebut kita lakukan pemetaan, karena kalau terjadi hujan dengan intensitas cukup tinggi, makawilayah tersebut rawan bencana” ujarnya saat ditemui di kantor BPBD Batang. Dirinya juga menhimbau kepada warga Batang, untuk musim hujan ini supaya tidak membuang sampah sembarangan. Saluran-saluran air juga dibersihkan agar tidak tersumbat. Untuk status siaga ini BPBD juga sudah menyiapkan tim untuk membuka posko pengaduan atau pelaporan bencana. Untuk pengaduan bencana, BPBD membuka posko 24 jam, warga bisa langsung datang ke kantor BPBD ataupun ke kantor Damkar Batang. Untuk pengaduan, warga juga bisa lewat telfon, dengan menghubungi kantor BPBD (0285) 391 101 atau Damkar (0285) 392 914. (ap6)

BATANG - Pemerintah Kabupaten Batang memberikan rewardnya kepada 100 desa yang paling cepat melunasi Pajak Bumi Bangunan (PBB). Reward tersebut berupa bantuan keuangan khusus yang dapat digunakan untuk meningkatkan sarana dan prasarana desa. Bantuan tersebut kisarannya mencapai Rp30-50 juta per desanya. “Jadi ada 100 desa yang mendapatkan bantuan keuangan khusus. Ini sebagai penghargaan dari pemerintah karena 100 desa ini desa yang paling cepat melunasi PBBnya. Besarannya sendiri sekitar Rp30-50 juta per desanya yang digunakan untuk sarana dan pra sarana desa. Saat ini masih dalam proses,” beber Kepala Bapermasdes Batang Drs H

Tulyono MSi, saat diwawancarai Selasa (4/10). Dijelaskan, untuk pengelolaan bantuan kekuangan khusus sendiri dilakukan oleh DPPKAD. Pihak Bapermasdes sendiri bertanggung jawab untuk menfasilitasi karena erat kaitannya dengan pembangunan desa. Sekretaris Bapermades Drs Tatang Nur A MSi membenarkan bahwa ada 100 desa yang mendapatkan bantuan khusus ini. Ia juga menambahkan, bantuan tersebut memang tiap tahun diberikan. Namun besarannya menyesuaikan dengan kemampuan keuangan daerah. Bantuan ini juga diharapkan dapat menjadi pendorong bagi desa untuk segera mungkin membayar PBB. Sehingga ketersediaan

fresh money di kas daerah lebih cepat terpenuhi. “Tiap tahun ada, tetapi tergantung kemampuan keuangan daerah. Tetapi kalau dilihat meningkatlah, dulu sekitar Rp10-16 juta, sekarang sudah mencapai Rp30-50 juta. Bantuan ini memang ketentuannya untuk pembangunan sarana dan pra sarana desa. Seperti balai desa, kantor desa, dan sarana lainnya,” imbuhnya. Sementara itu, salah satu desa penerima bantuan, Desa Harjo Barat yang diwakili oleh salah satu perangkat, Harun membenarkan bahwa desanya mendapatkan reward dari pemerintah. Bantuan yang diberikan pun mencapai Rp50 juta dan akan digunakan untuk pembangunan lapangan desa. (ap5)


PENDIDIKAN

RABU, 5 OKTOBER 2016

12

RADAR PEKALONGAN

Siap Berjuang ISC Jateng

YAYASAN YATIM PIATU DAN DHU’AFA

“AL - INAYAH” Jl. Untung Suropati Kelurahan Tegalrejo, Kecamatan Pekalongan Barat, Kota Pekalongan Telp. (0285) 4418232, HP. 085865495103, 085742790598 Untuk melanjutkan pembangunan gedung panti ( lantai 2 ) Yayasan Al Inayah membutuhkan sedekah berupa Bahan Bangunan ( Pasir, batu bata, semen, besi cor dll ). Untuk informasi lebih lanjut hubungi: Musakhir : 085742790598

Indonesia Scouth Challenge (ISC) Jateng

BANTUAN BISA DISALURKAN VIA REKENING : Bank Mandiri Syariah Pekalongan 7030350418 BNI Syariah Cabang Pekalongan 0305110076 Bank Jateng Cabang Pekalongan 3007056710 Yayasan AL-INAYAH : Jl. Untung Suropati Kelurahan Tegalrejo Kecamatan Pekalongan Barat, Kota Pekalongan PANITIA PEMBANGUNAN PONDOK PESANTREN - PANTI YAYASAN YATIM PIATU & DHU’AFA “AL-INAYAH ” Akte Notaris : Iis Aisyah Y, SH SK, MENKUMHAM

SD Klego 1 Kota Pekalongan

Nomor : 04 Tanggal 07 Juli 2010 Nomor : AHU - 337. AH. 01 04 Tahun 2011

KLEGO - SD Klego 1 yang mewakili Kota Pekalongan siap berjuang dalam event Indonesia Scouth Challlenge (ISC) Jawa Tengah pada tanggal 8 Oktober 2016 di Semarang. Demikian disampaikan Kepala SD Klego 1 Emy Aggreini kepada Radar Pekaloga di ruag kerjanya, Selasa (4/9). “Kalau secara persiapan sebenarnya kami sudah mempersiapkan jauh-jauh hari, cuma masih denga materi yang lama,” ungkap wanita yang akrab disapa Emy ini. Namun setelah mendapatkan

materi dari Jawa Tengah, ternyata secara maksimal, sedangkan latimenurutnya materi yang diberikan han teknis sementara masih dalam oleh ISC Jawa Tengah proses “ terangnya. berbeda dengan matTidak hanya siseri ISC tingkat Kota wa saja yang piPekalongan, tapi dia haknya persiapmengaku siap untuk kan, dia mengaku tetap berjuang. membentuk tim Ada yang berbeda khusus untuk memdari materi ISC sebebina anak-anak agar lumnya misalnya malebih maksimal dateri golden scout challam berlatih, tidak lenge, sewaktu tingkat lupa juga mengikut Kota Pekalongan hasertakan peran ornya materi tentang ang tua dalam mekepramukaan dan pemotivasi siswa. ngetahuan, untuk se“Hari ini tim karang dikombinasikhsusus yang kami MALEKHA kan film, kartun dan bentuk untuk meEmy Aggreini bahasa inggris. la t i h I S C s u d a h “Kalau persiapan berkumpul memKepala SD Klego 1 dengan materi baru, persiapkan alatkami baru mulai latihan pekan ini alat yag diperlukan, kemudian orag namun secara mental dan fisik tua siswa juga hari ini akan dimereka kami udah persiapkan kumpulkan untuk mendapatkan

dukungan dari keluarga,” ucap ibu 2 anak ini. Wanita yang sudah 7 tahun menjabat sebagai Kepala sekolah ini menuturkan, ISC menjadi salah aktivitas yang secara materi relevan dengan kurikulum 2013, bahkan menurutnya materi kurikulm 2013 yang sudah diajarkan dalam pembelajaran sangat membantu dalam teknis ISC. “Pengalaman ISC tingkat Kota kemarin, kami mengevaluasi latiahan yang hanya satu minggu itu bisa mendapatkan juara umum ternyata itu juga merupakan salah satu dampak dari kurikulum 2013 yag diajarkan oleh guru-guru dalam pelajaran formal,” ucap Emy. Emy berharap, ISC ini bisa semakin melatih siswa-siswi SD Klego 1 untuk semakin mandiri dan kreatif sehingga bisa bermanfaat untuk bekal mereka kelak menghadapi masa depan. (ap4)

Inovasikan dan Promosikan Produk Lokal SMAN 2 Batang BATANG - Beberapa hari lalu, SMAN 2 Batang turut meramaikan Batang Expo PEMBANGUNAN GEDUNG YAYASAN AL - INAYAH 2016. Tak mau ketinggalan para siswa SMAN 2 Batang juga turut berpartisipasi dalam mempromosikan produk unggulan mereka. Seperti Batik kombinasi tulis dan cap, olahan makanan ringan dan lainnya. “Kebetulan ini jatah kami untuk menampilkan produk ungulan JAKARTA – Kementerian Pendidikan dan kami. Bergantian dengan sekolah Kebudayaan (kemendikbud) akan melakukan yang lain. Ini kami bawa produk uji coba Pendidikan Penguatan Karakter unggulan kami berupa prakarya dari (PPK) pada bulan ini. Sudah ada sedikitnya kegiatan kewirausahaan di sekolah 50 sekolah yang akan dijadikan sasaran uji coba kami. Kami juga ajak siswa kami pada tahap pertama. Sedangkan pada tahap untuk langsung mempromosikan kedua yang diberlakukan pula tahun ini produk inovasi mereka,” terang kemendikbud akan menyasar 500 sekolah. Kepala SMAN 2 Batang, Drs Habibi Gagasan PPK itu bisa dianggap sebagai MPd bersama salah satu guru Usbentuk lain dari implementasi full day school watun Khasanah SP saat diwawanyang pernah jadi perbincangan hangat saat carai, Senin (3/10). dilontarkan Mendikbud Muhadjir Effendy. Produk yang ditampilkan sendiri Yakni, siswa lebih lama di sekolah dengan dibuat dari bahan-bahan yang ada penambahan jam pelajaran untuk penguatan di sekitar dan menjadi keunggulan karakter anak. Bentuknya seperti tambahan lokal. Seperti taplak meja batik yang pelajaran agama atau pengenalan budaya. merupakan kombinasi batik tulis NOVIA ROCHMAWATI Mendikbud Muhadjir Effendy menuturkan dan cap, yang juga diminati oleh PROMOSIKAN - Siswa SMAN 2 Batang saat mempromosikan hasil produknya di Batang Expo. tidak ingin lagi menggunakan istilah full day masyarakat. school. Tapi, dia lebih memilih menggunakan “Harapannya anak-anak duk yang dihasilkan tidak “Kami sudah lakukan proyek dari kita variasikan akan cita jadi semangat anak-anak kePendidikan Penguatan Karakter (PPK). tahun 2015 yang berbasis keunggu- rasanya lebih sesuai dengan depannya untuk terus meng- semakin meningkat dalam selalu konvensional, tetapi Saat ini, konsep tersebut sudah pada tahap lan lokal. Dan hasilnya dapat dipa- tren masa kini.” Menurutnya hasilkan produk. Dan Bata- menghasilkan produk. Ter- dipadukan dengan sentumengidentifikasi daerah dan sekolah calonmerkan dan layak jual juga. Makanya dalam semalam, produk dari ng Expo sendiri dapat men- utama yang berbasis lokal han tren masa kini. Sehingcalon yang akan dijadikan pilot project. kami pamerkan dalam Batang Expo sekolahnya dapat terjual jadi pembelajaran kewira- sehingga dapat memberi ga lebih diminati dan proKemendikbud sudah memilih 50 sekolah usahaan bagi murid-murid daya tarik sendiri bagi Ka- duksi dapat bertambah,” kali ini. Ada juga olahan makanan hingga Rp700.000. pada tahap awal dan 500 sekolah pada tahap Hal ini juga makin men- kedepannya. bupaten Batang. Dan pro- tandasnya. (ap5) yang berasal dari bahan nabati. Yang kedua yang direalisaskan pada tahun ini. ”Tapi tadi disarankan dari pak Iqbal (anggota DPD Iqbal Parewangi, red) minumum tiga persen. Itu mudah kami penuhi,” ujar Muhadjir usai pertemuan dengan Komite III DPD mereka dapat memiliki kete- paten. Disamping itu, agar dasarnya saja. Tapi kalau yang di Kompleks gedung Parlemen Senayan rampilan atau kemampuan para siswa bisa berpartisipasi sudah kelas 4, 5, dan 6 itu Jakarta, kemarin (3/10). dalam olahraga tersebut de- ketika di desanya ada lomba mereka langsung latihan di Mantan rektor Universitas Muhammadiyah ngan baik,” ujarnya kepada tenis,” imbuhnya. lapangan. Latihannya di LaMalang itu menyebutkan sudah ada banyak Radar Pekalongan. Ia menambahkan, kegiatan pangan Tenis Belakang Rusekolah dan daerah yang antusias untuk Tidak hanya sebagai waha- ekskul ini dilaksanakan tiga mah Dinas Bupati. Karena menjadi pilot project PPK itu. Bahkan, mereka na penyalur minat dan bakat kali dalam satu minggu. De- waktunya terbatas, kadangsudah siap dengan dana sendiri. Jumlahnya anak didik, ekskul tenis di- ngan dibimbing atau dilatih kadang anak-anak itu juga pun diperkirakan mencapai 10 ribu sekolah giatakan pula sebagai sarana langsung oleh guru dari SD berlatih sendiri,” terangnya. yang telah menerapkan. berlatih untuk persiapan me- setempat, ekskul tersebut Pihaknya berharap, dengKemendikbud hanya akan menyesuaikan ngikuti ajang Porseni Daerah diikuti sekitar 15 siswa dari an adanya ekskul tenis, minat kontennya sesuai dengan konsep yang telah (Popda), maupun perlom- kelas 4, 5, dan 6. Namun de- dan bakat siswanya dibidang dibuat. Dia menyebutkan salah satu contohbaan yang digelar di desa se- mikian, efektifitas waktu lati- olahraga tersebut dapat tersanya di Kabupaten Siak, Riau yang seluruh tempat. Sehingga anak didik- han antara semester satu dan lurkan dengan baik. Sehingga VIO ALFA RIZQI sekolahnya sudah mengimplementasikan nya dapat berpartisipasi de- dua dinilai berbeda. Karena anak didiknya kelak dapat BELAJAR - Sejumlah siswa SDN 01 Nyamok mengikuti proses PPK. Siswa pulang dari sekolah sekitar pukul ngan baik. pada semester dua, pihak se- mengukir prestasi yang mempembelajaran di ruang kelas. 15.30. Pelajaran reguler sebenarnya selesai “Karena itu masuk dalam kolah lebih banyak meman- banggakan. sampai pukul 13.00 setelah itu yang menjadi ekstrakurikuler tenis bagi kegiatan Popda. Sehingga faatkan waktu untuk persia“Mudah-mudahan apa guru adalah para ustad. siswanya. Demikian diung- tujuannya juga untuk persia- pan Ujian Sekolah atau ke- yang mereka miliki, yaitu ”Diajar pelajaran-pelajaran agama sampai KAJEN - SDN 01 Nyamok kapkan Kepala SD setempat, pan Popda tahun ayang akan naikan kelas. bakat, minat dan kemampukul 15.30. Dari segi pola sudah ada tinggal berupaya menyalurkan minat Petrus Slamet. datang. Jadi supaya anak didik “Karena Kalau kelas yg kecil puannya itu bisa tersalurkan. ditambahi dengan aktivitas lain untuk pedan bakat siswanya di bidang “Tujuannya untuk menya- kami itu bisa berbicara, baik itu masih belum kuat pegang Sehingga kedepannya mennguatan pendidikan karakter,” ungkap Muhaolahraga tenis. Oleh karena lurkan minat dan bakat siswa dalam Popda tingkat keca- raket, jadi mereka masih jadi anak yang berprestasi,” djir. (jpnn) itu SD setempat menggiatkan dibidang olahraga tenis, agar matan maupun tingkat kabu- sekadar dilatih teori-teori pungkasnya. (ap3)

LINT AS LINTAS

Tak Lagi Gunakan Istilah Full Day School

Ekskul Tenis Salurkan Minat Bakat Siswa

SDN 01 Nyamok

Sabet Juara 1 Meski Minim Persiapan SDN Proyonanggan 06 BATANG - Pemkab Batang melalui Disbudpar Batang, menggelar festival dolanan anak 2016 untuk memeriahkan event Batang Expo. Lomba yang digelar dari 30 September hingga 2 Oktober ini diikuti 15 perwakilan UPT Disdikpora yang ada di Batang. Dan UPTD Batang yang diwakili

SDN Proyonanggan 06 terpilih sebagai juara pertama. “Bangga sekali ya rasanya bisa mendapatkan juara 1 dalam lomba kali ini. Persiapannya bisa dibilang buruburu. Dan latihan sendiri hanya empat hari. Tetapi mungkin karena kami sudah pernah ditunjuk, jadi kami sudah punya banyangan dan alhamdulillah kali ini bisa meraih juara,” beber perwakilan peserta lomba, Dinda Ratu M.

Kepala SDN Proyonanggan 06, Nur Nasetia Nugroho SPd, bersama Penanggung Jawab Lomba, Lisdiawati SPd membenarkan bahwa persiapan yang dilakukan sekolahnya sangat minim. Pihaknya pun sempat menawarkan ke sekolah lain, barangkali ada sekolah lain yang lebih siap. “Ya persiapannya sebenarnya minim. Tapi alhamdulillah kami bisa dan malah mendapatkan juara. Kebe-

DOK SDN PROYONANGGAN 06

BERSAMA - Kebersamaan SDN Proyonanggan 06 usai tampil dalam gelaran lomba festival dolanan anak mewakili UPTD Kec Batang.

tulan ada beberapa murid kami yang dari sanggar tari. Jadi kami pilih dari mereka dulu. Nah baru kekurangannya diambilkan dari murid non sanggar. Satu regunya ada 15 peserta dan kami menampilkan dolanan seperti petak umpet, jaranan, nekeran, putri raja dan lainnya,” terangnya. Pihaknya menganggap festival lomba dolanan anak ini tidak hanya sekadar lomba. Tetapi juga suatu cara agar dapat memperkenalkan permainan tradisional kepada generasi sekarang. Pihaknya juga merasa bangga dapat turut berpartisipasi dalam melestarikan dolanan tradisional. “Harapan kami sendiri kedepannya anak-anak dapat terus melestarikan dolanan tradisional. Meski mungkin tidak di sekolah, karena lahan di sekolah kami sangat sempit. Kami juga turut bangga karena beberapa kali telah terlibat dan juara di event-event seperti ini,” tandasnya. (ap5)

Menteri Sebut Banyak Sarjana Nganggur karena Kurang Bermutu JAKARTA - Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristek Dikti) Muhammad Natsir mengungkapkan, banyak lulusan perguruan tinggi tidak terserap lapangan kerja karena kurang kompetensi. Itu sebabnya lembaga sertifikasi untuk SDM harus memperketat pengujiannya. “Sertifikasi harus dilakukan oleh lembaga sertifikasi masing-masing Haram hukumnya lembaga sertifikasi jadi tukang stempel. Harus yang benarbenar sesuai ilmu maupun bidang ilmu,” ujar Natsir ?dalam seminar “Penerapan SNI/ISO 17024 untuk memperkuat Daya Saing SDM Indonesia di Pasar Global” di Gedung BPPT, Jakarta, Selasa (4/10). Ke depan, makin banyak profesi sehingga mutu sertifikasi harus dijaga betul. Mutu produk menurut Nat-

sir sudah bagus. Jadi yang kurang mutu orangnya atau SDM-nya. “Pendidikan vokasi harus dilakukan sertifikasi. Sertikasi yang dilakukan harus sesuai kompetensi,” ucapnya. Natsir mewanti-wanti jangan sampai sertifikasi personel yang dikeluarkan abal-abal dan menipu pengguna. Apalagi banyak lulu-

san PT tidak terserap di lapangan pekerjaan, karena ada lulusan yang bermutu dan tidak bermutu. “Adik-adilk lulusan PT harus jujur, jangan karena ingin cepat dapat pekerjaan, lantas ambil jalan pintas membeli sertifikat kompetensi padahal tidak sesuai kemampuannya,” tandasnya. (esy/jpnn)

ILUSTRASI BURSA KERJA / FOTO: DOK.JPNN.COM


SOCIETY

RABU, 5 OKTOBER 2016

13

RADAR PEKALONGAN

Dentuman Bom Warnai Peringatan Pertempuran 3 Oktober KOTA - Peristiwa Pertempuran 3 Oktober 1945 di Kota Pekalongan kembali diperingati dengan upacara dan drama kolosal di kawasan Monumen Perjuangan Rakyat Pekalongan (Monumen Juang 3 Oktober 1945) di Jalan Pemuda, Kota Pekalongan, Senin (3/10) malam. Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, peristiwa bersejarah pemuda-pemudi Kota Pekalongan dalam mengusir penjajah Jepang itu melibatkan semua elemen masyarakat. Mulai dari TNI, Polri, legiun veteran, PNS jajaran Pemkot Pekalongan dan instansi terkait, organisasi pemuda, mahasiswa, pelajar, dan masyarakat umum. Peringatan Pertempuran 3 Oktober 1945 kali ini juga diwarnai dengan drama kolosal yang menggambarkan peristiwa sebenarnya. Wilayah di sekitar monumen dibuat sedemikian rupa agar masyarakat benarbenar merenungi perjuangan di masa itu. Listrik di sekitar monumen di padamkan, adegan pertempuran dengan menggunakan senapan peluru kosong serta dinamit menjadikan masyarakat terbawa betapa ngerinya peristiwa perjuangan di masa itu. Dentuman bom dan suara rentetan senjata api pun terdengar berkali-kali. Suaranya cukup menggelegar dan mengagetkan semua yang hadir. Terlihat, sejumlah orang yang memerankan tentara Jepang menembakkan senapannya ke arah para pejuang yang dengan gagah berani melakukan perlawanan dengan senjata seadanya. Pejuang yang sebagian besar terdiri dari pemuda-pemudi itu tetap gigih melakukan perlawanan. Sambil terus meneriakkan “Merdeka! Merdeka! Allahu Akbar!” dan mengibarkan bendera me-

rah putih. Korban pun berjatuhan dari para pejuang. Namun, itu tak menyurutkan langkah mereka untuk terus melakukan perlawanan. Sampai akhirnya pertempuran berhenti, dan tentara Jepang angkat kaki dari Kota Pekalongan. Peristiwa di atas merupakan bagian dari drama kolosal atau aksi teaktrikal Peringatan Peristiwa Pertempuran 3 Oktober 1945 di kawasan Monumen Juang pada Sabtu malam kemarin oleh ratusan orang pemeran. Kegiatan ini juga menyedot perhatian ribuan warga. Mereka tampak antusias menyaksikan upacara dan drama kolosal Peringatan Peristiwa Pertempuran 3 Oktober 1945 tersebut. Sejak selepas Maghrib, mereka sudah menyesaki kawasan Monumen Juang, meski rangkaian acara baru dimulai pukul 19.30 WIB. Untuk melancarkan kegiatan rutin satu tahun sekali itu, arus lalu lintas dari dan ke kawasan Monumen Juang ditutup sejak sekitar satu jam sebelum acara dimulai. Upacara Peringatan dipimpin oleh langsung Walikota Pekalongan HA Alf Arslan Djunaid yang bertindak selaku Inspektur Upacara. Sedangkan cuplikan sejarah singkat peristiwa 3 Oktober dibacakan oleh Ketua DPRD Hj Balgis Diab. Drama kolosal yang digelar menceritakan sampainya berita diproklamirkannya kemerdekaan Indonesia oleh Presiden Soekarno dan Bung Hatta pada 17 agustus 1945 yang kemudian direspon cepat oleh masyarakat Pekalongan. Pada 18 Agustus 1945, pagi hari, tokoh pemuda Pesindon, Ahmad Djunaid dengan berani menaikkan bendera merah putih di depan kantor Pengadilan

Negeri Pekalongan, walaupun kemudian diturunkan kembali oleh Jaksa Soeprapto. Sedangkan pemuda Sarli juga ikut mengibarkan bendera merah putih di Balai Kota, tetapi juga diturunkan atas perintah Walikota Soempeno. Kemudian pada 3 oktober 1945 tepat pukul 10.00 WIB diadakan perundingan antara pihak Jepang dengan pihak Indonesia di Pekalongan. Dari pihak Jepang adalah Tokonomi (Syuchokan), Kawabata (Komandan Kompetai), Hayashi (Staf Kompetai), dan Harizuma (Penerjemah). Sedangkan dari pihak Indonesia adalah Mr. Besar Mertokusumo (Residen Pekalongan), Dokter Sumbadji (anggota komite Nasional Indonesia di Pekalongan), Dokter Ma’as (Kepala RS Kraton). Selama perundingan tersebut berlangsung, tokoh ulama yakni Kyai Haji Syafi’i Abdul Majid dan Kyai Haji Siraj turut memberikan dorongan moral kepada delegasi indonesia untuk meminta Jepang segera meninggalkan Pekalongan secepatnya. Lamanya perundingan tersebut, akhirnya tiga orang pemuda yakni Rahayu, Bismo dan Mumpuni nekat menurunkan bendera Hinomaru dan menggantinya dengan bendera Merah Putih. Aksi tersebut pun direspon tentara Jepang dengan mengeluarkan tembakan peringatan. Beberapa saat setelah terdengar letusan senjata api tiba-tiba laskar pejuang menyerbu markas kompetai. Serbuan laskar pejuang dihadapi tentara jepang dengan berondongan mitraliur dan bom. Terjadi pertempuran sengit antara laskar ejuang melawan tentara Jepang dengan senjata yang tidak seimbang. Mayatmayat pejuang pun ber-

kelimpangan di depan markas kompetai. Tanggal 7 oktober 1945 tentara Jepang meninggalkan wilayah Pekalongan, sehingga menjadikan Pekalongan sebagai wilayah yang pertama kali di Jawa Tengah dan di Indonesia yang bebas dari pendudukan Jepang. Walikota Pekalongan, H Achmad Alf Arslan Djunaid mengatakan bahwa tempat ini menjadi saksi atas perjuangan yang dilakukan para pejuang pekalongan. “Kita sekarang berdiri di tempat peristiwa yang sangat membanggakan 71 tahun yang lalu. Meskipun telah lebih setengah abad, api perjuangan yang dikobarkan para pemuda, ulama, dan seluruh lapisan masyarakat tetap tidak akan pernah padam. Bahkan di tempat ini disamping didirikan monumen perjuangan sebagai bukti sejarah, juga telah dilengkapi dengan sebuah masjid yang diberi nama Masjid “Asy-Syuhada”, untuk menjadi saksi dan mengingatkan perjuangan masyarakat Kota Pekalongan tercinta ini,” katanya. Walikota juga berharap agar peristiwa 3 oktober menjadi sejarah bagi warga Pekalongan khususnya dan Indonesia pada umumnya, sejarah yang tak pernah dilupakan begitu saja. “Semoga upacara peringatan pertempuran 3 Oktober, ini mengingatkan kepada kita semua khususnya masyarakat Kota Pekalongan agar tidak melupakan akar sejarah dan budayanya,” harapnya. Ia juga berpesan kepada masyarakat Pekalongan agar senantiasa cinta tanah air dan bela negara. “Kami mengajak segenap warga masyarakat Kota Pekalongan, agar senantiasa menjaga dan memelihara semangat cinta tanah air dan bela negara. (way)

Ganjar Siap Pasarkan Batik dari halaman 9 museum batik, dan pengetahuan batik Pekalongan. “Selain itu, pemkot harus melakukan even batik. Jika perlu Kota Pekalongan harus ada even tentang batik setiap minggu,” katanya. Ia mengatakan, pemkot bisa menggagas kegiatan batik ini dengan berbagai cara, seperti even batik anakanak, remaja, dan pewarnaan batik. “Dengan adanya even batik setiap minggunya. Maka konsumen atau orang akan datang ke Kota Pekalongan,” katanya. Menurut dia, dengan dikenalnya Kota Pekalongan sebagai “Kota Batik” di tingkat nasional, maka seharusnya pemkot tidak sekadar

pamer produk batik melainkan mampu mengembangkan kerajinan batik yang lebih bagus. Ganjar bahkan mengaku siap menjadi ‘marketer’ atau pemasar produk batik. “Saya siap menjadi promoter dan marketer batik,” ungkapnya. Sementara, Walikota Pekalongan HA Alf Arslan Djunaid mengatakan, untuk ke8 kalinya Kota Pekalongan menggelar Pekan Batik Nusantara yang diharapkan menjadi daya ungkit ekonomi kreatif bagi masyarakatnya. “Pekalongan yang ke delapan kalinya menggelar Pekan Batik Nusantara. Kegiatan ini diharapkan menjadi daya ungkit ekonomi kreatif yang didukung segenap kementerian dan

harapannya warga masyarakat bisa menampilkan hasil kreasi produk khususnya di bidang batik, kerajinan, seni rakyat, dan sebagainya,” katanya. Ia mengatakan pada pameran kali ini ada 160 stand batik dan 90 stand kuliner selama enam hari berturutturut, mulai Selasa (4/10) sampai dengan Minggu (9/ 10). “Kami ingin ini bukan sekadar hura-hura, kami ingin batik bisa diperhitungkan, sampai kemudian market bisa menjangkau level nasional dan internasional. Sehingga diharapkan UMKM di Pekalongan terus berkembang,” ungkapnya. Usai acara pembukaan, seluruh pejabat yang hadir diajak untuk membatik ber-

sama di halaman Museum Batik, yang berlokasi tak jauh dari tempat digelarnya ucara pembukaan. Kemudian dilanjutkan dengan meninjau stan peserta Pameran Batik PBN 2016. Acara PBN 2016 secara resmi dibuka Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Menkop UKM) Anak Agung Gede Ngurah Puspayoga mewakili Presiden RI Joko Widodo. Hadir juga pada acara tersebut Kepala Badan Ekonomi Kreatif, Triawan Munaf, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Condro Kirono. Selain itu juga tampak tamu-tamu sepsial dari Asean Women Circle dan lain-lain. (way)

Hidup Lebih Tentram dan Nyaman dari halaman 9 Hidup sederhana dari keluarga besar pendidik

yang ia miliki pun menjadi salah satu hal yang ia kagumi dan semakin memantapkan niatnya untuk fokus di du-

nia pendidikan. “Semoga bisa amanah saja, saya menjalani tugas ini, terus terang ini sebuah tugas berat, me-

lahirkan generasi-generasi emas bangsa yang siap menjadi pemimpin bangsa kedepan,” pungkas Emy. (ap4)

53 Anggota Kodim Naik Pangkat dari halaman 9 Bertindak selaku Inspektur Upacara, Dandim 0710/ Pekalongan Letkol Inf Riza Anom Putranto. Upacara kenaikan pangkat ditandai dengan pemasangan pangkat oleh Dandim 0710/Pekalongan kepada perwakilan. Adapun prajurit yang naik pangkat, perinciannya dari Pelda ke Peltu satu orang. Serma ke Pelda dua orang, Serka ke Serma dua orang, Sertu ke Serka tujuh orang, Serda ke Sertu 41 orang dan Kenaikan pangkat penghargaan ada satu orang. Dalam sambutannya, Dandim menyampaikan bahwa dalam kehidupan militer, kenaikan pangkat adalah suatu kehormatan yang patut disyukuri, karena kenaikan pangkat itu diberikan kepada setiap Prajurit TNI yang mampu menunjukkan prestasi, dedikasi, loyalitas dan pengabdian yang tinggi sesuai

dengan tugas yang diembannya. Untuk itu bagi prajurit yang dinaikkan pangkatnya satu tingkat lebih tinggi dari pangkat semula harus terus meningkatkan kemampuannya agar keberadaan prajurit dapat memberikan manfaat yang lebih baik bagi diri sendiri, keluarga, satuan maupun Institusinya. “Personel yang naik pangkat harus bisa mem-

berikan contoh yang baik bagi rekan-rekan TNI yang lain. Kenaikan pangkat dapat menjadi motivasi bertugas untuk anggota TNI Kodim 0710/Pekalongan,” terangnya. Pada kesempatan yang sama, Dandim berharap para istri prajurit selalu memberikan dukungan kepada para suami mereka agar dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab

semakin disiplin. “Peran serta keluarga sangatlah dominan mendukung kesuksesan dalam melaksanakan tugas,” tegasnya. Di akhir amanatnya, Dandim berpesan kepada prajurit yang naik pangkat untuk menjadikan momentum kenaikan pangkat itu sebagai motivasi untuk meningkatkan prestasi dan dedikasi yang lebih baik dari sebelumnya. (way)

WAHYU HIDAYAT

DRAMA KOLOSAL - Para pelajar, pemuda bersama anggota TNI-Polri dan elemen masyarakat lainnya terlibat dalam drama kolosal aksi teatrikal Peringatan Pertempuran 3 Oktober 1945 di Monumen Juang Kota Pekalongan, Senin (3/10) malam.

Dinkes: Korban Tomcat Sudah Diobati KOTA - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Pekalongan membenarkan telah menerima laporan dari masyarakat tentang merebaknya serangga tomcat di sejumlah lokasi. Serangga tersebut juga dilaporkan telah menyebabkan sejumlah santri, maupun siswa menderita luka gatal dan melepuh di beberapa bagian tubuh. Dinkes juga menyatakan telah memberikan pengobatan kepada si penderita. Pengobatan diberikan melalui petugas kesehatan maupun puskesmas setempat. Misalnya untuk Ponpes Modern Alquran Buaran, itu sudah tercover oleh Puskesmas Buaran. Kemudian SMIT Assalam, sudah tercover Puskesmas Sokorejo. “Kemarin kita sudah mendapat laporan dari Buaran. Kita sudah ke sana dan memberikan pengobatan,” kata Kabid Penanggulangan Penyakit dan Penyehatan Lingkungan (P2PL) Dinkes Kota Pekalongan dr Tuti Widayanti, Selasa (4/10). Tuti mengatakan, sebenarnya dampak dari tomcat sendiri tidak membahayakan, asalkan diobati maka bisa sembuh. Selain mengobati yang terkena tomcat, lingkungan sekolah maupun lingkungan rumah yang ada serangga tersebut sebaiknya dibersihkan. Mengenai rencana fogging atau penyemprotan menggunakan insektisida di dalam ruangan yang dilaporkan banyak ditemukan tomcat, menurut Tuti perlu dipertimbangkan lagi. Sebab, fogging yang dimaksud itu memang untuk

mematikan serangga. Tetapi sebaiknya, setelah difogging, ruangan yang difogging dalam satu atau dua hari tidak digunakan terlebih dahulu karena sisa racun untuk fogging tersebut bisa membahayakan kesehatan manusia. “Ditunggu satudua hari agar aromanya tidak membekas lagi,” tuturnya. Tuti menambahkan, merebaknya serangga tomcat saat ini dikarenakan adanya perubahan musim, khususnya pasca ada panen. Apalagi di lokasi yang dekat dengan persawahan. “Yang Ponpes Buaran itu dulunya kan juga bekas sawah. Lalu di sekelilingnya juga banyak sawah. Kalau ekosistem di sawah terganggu, maka serangga dari sawah itu akan beterbangan ke lokasi lain terutama yang dekat di situ,” katanya. Sebagaimana diberitakan sebelumnya, sedikitnya 150an santri Ponpes Modern Alquran Buaran, Kota Pekalongan, dalam sebulan terakhir dilaporkan terkena gigitan serangga tomcat. Tingkat keparahan akibat serangan tomcat terhadap para santri bervariasi. Ada yang sampai kulit tangan, kaki dan wajah. Adapula yang hampir sekujur tubuhnya terlihat melepuh, sehingga harus mendapat perawatan medis. Korban gigitan tomcat, itu bahkan bukan hanya santri, tetapi juga pengurus ponpes setempat. Namun dilaporkan sebagian besar yang terkena tomcat adalah santri putri, jumlahnya hampir separuh dari total seluruh santri putri

di ponpes tersebut. Merebaknya serangan serangga tomcat, atau yang menurut nama ilmiah disebut ‘Paederus littoralis’ itu tak urung membuat resah para santri, maupun para wali santri. Menurut pengurus bagian bendahara santri putri, Uswatun Khasanah, sebagian besar yang terkena serangan tomcat adalah santri putri. Serangga tersebut banyak ditemukan di dalam ruang pondok santri putri. “Banyak yang masuk ke kamar-kamar, nyelipnyelip gitu. Ada juga yang di kamar mandi. Pokoknya terbanyak di dalam ruangan, apalagi yang lembab. Paling banyak ditemukan di lantai tiga, atau lantai paling atas,” katanya. Dari sekitar 300 orang santri putri, diperkirakan yang sudah pernah kena gigitan tomcat mencapai separuhnya. “Hampir separuh yang kena. Tetapi yang sampai parah memang sedikit. Sedangkan santri putra yang jumlahnya 200an santri, sebagian besar tidak kena,” tuturnya. Uswatun menambahkan, sebenarnya serangan serangga tomcat itu sudah sejak lama. Namun akhirakhir ini merebak, terutama pada saat musim panen. Terlebih, lokasi ponpes dekat dengan lingkungan persawahan. “Kalau pas panen biasanya tomcatnya banyak. Terakhir waktu musim panen September kemarin, tomcatnya banyak banget, sampai sebagian santri pada kena,” ungkapnya. (way)

Pak Menteri Kagum Karya Batik... dari halaman 9 meriahkannya. Mulai dari panggung seni dan budaya yang digelar setiap malam di Kawasan

Jetayu, berbagai lomba dan seminar serta karnaval batik atau arak-arakan batik yang di setiap tahunnya selalu sukses menyedot perhatian masyarakat.

Tak ketinggalan, puluhan stan kuliner serta Pekalongan Great Sale yang juga yang berlangsung selama PBN juga sangat sayang untuk dilewatkan.. (dur/nul)

Menkop UKM Mengaku Deg-degan... dari halaman 9 perasi dan UKM Anak Agung Gede Ngurah Pupayoga yang merasa senang diberikan kesempatan untuk membatik langsung. “Seneng saya bisa membatik langsung, ternyata rasanya deg-degan ya,” ucapnya. Berbeda dengan Menteri Koperasi dan UKM, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengungkapkan tidak ada kesulitan dalam membatik, dan bisa lannsung luwes menirukan gaya pembatik profesional. “Tidak sulit buat saya, saya sudah akrab dengan aktivitas membatik,” ujarnya denga gelegar tawa. Pekan Batik Nusantara ini diharapkan bisa menjadi salah satu jalan menjadikan batik nusantara dikenal oleh dunia, menjadi kekayaan bangsa Indonesia yang mampu ber-

saing di kancah ekonomi krea- tive internasional. (*)


RABU, 5 OKTOBER 2016

SAMBUNGAN BISNIS

14

RADAR PEKALONGAN

Cocok Untuk Rayakan Ulang Tahun

Usaha Sampingan Menjadi Teman Paskomnas JAKARTA - Jangan pernah menyepelekan usaha sampingan. Banyak orang yang sukses dan justru menjadikannya sebagai penghasilan utama saat mulai fokus untuk mengembangkan usaha sampingannya. Usaha sampingan yang menjadi sumber penghasilan tambahan bisa dimulai membuka warung dengan berjualan gas, air mineral, atau toko sandang pangan lainnya. Termasuk usaha jasa binatu sampai usaha sampingan yang tengah marak saat ini adalah usaha sampingan berbasis online. Apapun usahanya saat kita telah memiliki pelanggan tersendiri, memperluas layanan adalah satu cara

yang diyakini sangat baik untuk mengikat pelanggan. Nah, untuk Anda yang telah memiliki usaha sampingan dan telah memiliki pelanggan tetap, saat ini anda bisa memperluas usaha anda dengan menjadi Teman Paskomnas. Menjadi teman paskomnas (agen) akan membuka peluang baru dengan menawarkan jasa layanan pesan antar sayur mayur, buah buahan segar dan kebutuhan dapur seperti cabai, tomat, dan bawang dan lainnya dengan cara yang mudah. Cukup dengan mengumpulkan pesanan pelanggan dan memesan di www.paskomnas.com sebelum jam 13.00 maka anda dapat me-

dari halaman 16

IST

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita saat mengunjungi pasar induk.

ngantarkan pesanan pelanggan anda keesokan harinya. Saat ini, Paskomnas terus tumbuh. Kunjungan Menteri Pertanian, Amran Sulaiman, dan Menteri Per-

dagangan Enggartiasto Lukita beberapa pekan lalu saat mengunjungi pasar induk menegaskan bahwa dukungan pemerintah terhadap Paskomnas kian kuat. (jpg)

Fantastik Nasmoco Diundi dari halaman 16 an untuk mendapatkan masing-masing 1 unit Etios Valco di setiap periode dan Grand Prize 1 unit All New Sienta yang akan diundi di akhir periode. Managing Director Nasmoco Group, Fatrijanto mengatakan, Program Fantastik Nasmoco merupakan bentuk apresiasi kepada pelanggan setia yang melakukan pembelian Toyota. Untuk periode September, se-

banyak 1.927 kupon telah terkumpul dan diundi untuk mendapatkan 1 unit Etis Valco. Dalam pengundian tersebut, customer Nasmoco atas nama Yuyun Pranoto warga Desa Sukomangli RT.03/ RW.01 Pekalongan berhasil membawa pulang 1 unit Etios Valco. Customer tersebut berhak mengikuti undian Fantastik Nasmoco setelah melakukan pembelian mobil Toyota Rush di Nasmoco Pekalong-

an pada bulan September 2016. “Nasmoco mengucapkan terima kasih dan apresiasi setinggi-tingginya atas kepercayaan masyarakat Jateng dan DIY terhadap produk Toyota dan layanan Nasmoco. Program Fantastik Nasmoco periode pertama ini ternyata mendapat respon positif dari customer yang telah melakukan pembelian Toyota selama bulan September melalui 20 dealer Nasmoco di seluruh Jateng

dan DIY. Sekali lagi kami mengucapkan terima kasih,” jelas Fatrijanto. Program Fantastik Nasmoco masih akan berlangsung hingga 31 Oktober 2016. Pelanggan yang melakukan pembelian Toyota di dealer Nasmoco Jateng dan DIY masih berkesempatan mendapatkan hadiah langsung tanpa diundi dan kupon undian untuk mendapatkan 1 Etios Valco dan Grand Prize 1 All New Sienta. (anang)

Kembangkan Bisnis Pertanian Berbasis Hutan dari halaman 16 Pekalongan yaitu Petungkriyono Cultural Forestry Park. Dalam diskusi pagi itu, SMAN 1 Petungkriyono mencanangkan program pengelolaan hutan dengan mengembangkan bisnis pertanian berbasis hutan dengan memanfaatkan sumber daya alam sekitar seperti kopi, strawbery sebagai fokus utamanya dan tanaman pertanian lain. Seperti dikatakan Kepala Sekolah Setempat, Teguh Priyatno Hadi, acara forum diskusi tentang pengembangan SMAN 1 Petungkriyono berbasis Agroforestri ini dikembangkan berdasarkan tanggapan untuk menunjang kebijakan Pemerintah daerah tentng Petungkriyono Cultural Techno Forestry Park. “Kami melihat untuk anak-anak APKnya rendah kemudian biaya anak sekolah memang belum memadai untuk sekolah dan kami memulai trobosan, anakanak yang belum bisa membayar dapat membayar dengan kegiatan-kegiatan yang kami persiapkan se-

JUAL BELI MOTOR “GAMA MOTOR PEKALONGAN” sedia varisai & sparte motor lengkap, murah & bergaya. Ruko Gama Plaza jl. Gajah Mada no.28 Pekalongan. rosi/g/6/6.

MELAYANI jual beli motor, tukar tambah, cash & kredit proses mudah dan murah tell. 085741 582344. Abd/14/4/G

perti menanam kopi atau strawberry. Kami sudah dapatkan dengan program pendidikan berbasis lokal, kami membentuk kelompok, anak-anak ini bisa mendapatkan pelatihan dan mengolah dari bahan mentah menjadi kopi sesungguhnya. Kami ingin kembangkan, kopi dan tanaman pertanian seperti strawberry,” paparnya. Sementara itu, tanggapan positif dilontarkan langsung Ketua Lembaga Penelitian dan Pengamdian dan Masyarakat Universitas Semarang, Prof Dr Totok Sumaryanto F MPd akan program pengembangan bisnis pertanian berbasis hutan tersebut. Menurutnya, program tersebut akan bisa meningkatkan ekonomi masyarakat LOWONGAN

sekitar. “Potensinya banyak saya kira. Semuanya masih alami belum ada campur tangan manusia. Bayangan saya nanti kedepan itu memang hutan yang asli tetap dipertahankan cuma nanti ada space tertentu seperti hutan pinus misalnya hutan lindung dengan berdiri macam tanaman langka dan diberi nama dan sebagainya. Serta ada teknologi yang diterapkan untuk membantu program tersebut,” tuturnya. Hal positif juga dilontarkan Amat Antono selaku narasumber. “Ini sebuah niat yang baik, mengembangkan sebuah sekolah dengan meminta masukan beberapa pihak. Sekolah ini akan berkembang dengan baik apabila mempunyai daya ta-

rik, sehingga tadi saya menekankan apa keunggulan data jadi ini agar terberitakan. Apabila kita menggali potensi dan teberitakan tidak menutup kemungkinan pihak lain akan mendukung untuk kemajuan program ini. Sekolah ini mempunyai dukungan alam yang sangat bagus, hutannya masih bagus, satwanya masih baik udaranya sejuk dengan pemandangan indah, itu yang harus dikespos. Dengan kondisi alam yang menguntungkan itu mungkin produk-produk lokal bisa menjadi daya tarik, seperti kopi, strawberry, alalmnya memungkinkan belum kalau dikembangkan lagi seperti bawang putih,” ungkapnya. (fqn)

melayani untuk berbagai acara selain itu tempatnya luas sehingga dapat menampung banyak orang. Pihaknya juga menyediakan paket ulang tahun dengan biaya terjangkau yakni mulai Rp20 ribuan saja untuk Paket 1 (nasi, paha atas, pucuk harum, undangan, mahkota, balon+tangkainya untuk tiap anak, backdrop dan hiasan) hanya Rp20 ribu. Untuk Paket 2 (nasi+paha atas/bawah, pucuk

harum, undangan, mahkota, balon + tangkai untuk tiap anak, backdrop dan hiasan)hanya Rp22 ribu. Bagi yang bingung untuk MC pihaknya juga tengah menyiapkan dengan biaya Rp50 ribu per acara, ada badut juga biayanya Rp150 per karakter.Bagi yang ingin tambahan snack juga ada namun biaya tersendiri mulai Rp5 ribu dan Rp8 ribu. Bahkan pihaknya akan memberikan hadiah untuk yang berulang tahun namun minimal order 29 paket.

Mulai Rp5 Ribu dari halaman 16 Jangan salah semua varian es krim yang ada merupakan buatan sendiri atau handmade serta dijamin fresh. Konsep kedainya lebih ke cafe jadi tempat nyaman untuk berlama-lama, kalau es krim tempat lain

mudah cair namun Es Cream Corner ini mempunyai es krim yang lebih tahan lama. Ada tiga dasar rasa es krim yang ada yakni vanilla, coklat, dan strawberry yang nantinya dikombinasikan dengan berbagai toping. Menu lain masih banyak seperti Triple Heart, Dzula

DIBUTUHKAN karyawan untuk posisi : Marketing. Kualifikasi : Pria usia max.30 tahun, pendidikan min.D3 semua jurusan, mempunyai kendaraan sendiri & sim C, pengalaman dibi dangnya lebih diutamakan, dapat berkomunikasi dengan baik, diuta makan domisili Wilayah Comal & sekitarnya, berpenampilan menarik dan jujur. Lamaran kirim via kantor pos ke : primkoveri 02 usp comal. Jl.a.yani no.57c Comal Pemalang (sebelah selatan Polsek Comal)

MEMBUTUHKAN lulusan SMA, wanita, single, jujur, bertanggung jawab,teliti dan bisa berhitung dengan baik,yang berminat bisa langsung bawa surat lamaran ke toko mas Arta Anugerah alamat jl kios pasar Banyurip alit no.7 Pekalongan.

Endro/8/11

Fendi/6/10

Hendra/4/10

LOWONGAN

She, Deep Heart, banana Island, Ice Cream Goreng, Waffel Ice Cream, Roti bakar Ice Cream, dan Ice Cream Maryam. “Ingin mencicipi es krim dengan banyak varian datang saja ketempat kami, harga murah mulai Ro5 ribuan saja,” ungkap Manager setempat Nawi. (fik)

IIHLEC Jawab Persaingan Sektor... dari halaman 16 Yakni makanan, pariwisata, fashion, kosmetik, pendidikan, finansial, farmasi, media dan rekreasional, layanan kesehatan dan kebugaran serta seni dan budaya. Menurut Sapta, penyelenggaraan IIHLEC merupakan bentuk kepedulian atas kurangnya informasi mengenai industri halal di Indonesia. “Sebuah inisiatif untuk membentuk sistem dukungan untuk komunitas muslim agar bisa mengakses dan mendapat pengetahuan tentang produk halal dan layanan dari pemerintah berdasarkan hukum Islam,” paparnya. Kegiatan ini juga akan menjadi pusat dari aktivitas dan informasi bagi komunitas muslim untuk belajar, menemukan dan diarahkan ke bisnis, produk dan layanan yang halal. Sementara itu, Syarif menyampaikan, Indonesia menempati posisi negara konsumen terbesar dari produk makanan halal dunia saat ini, yaitu sebesar USD 197 miliar dengan diikuti Turki mencapai USD 100 miliar. Selanjutnya, Indonesia

juga menduduki peringkat kesepuluh dalam industri dan pasar halal dunia, sedangkan Malaysia peringkat pertama. “Perkembangan industri halal di Malaysia jauh lebih maju dibanding kita karena Malaysia sedang mengembangkan industri halalnya secara masif,” ungkap Syarif. Terkait penghargaan tentang program halal, Syarif menyampaikan, Indonesia telah memenangkan tiga kategori Halal Travel Award di United Arab Emirates (UAE) pada tahun 2015.

LOWONGAN

Selain itu, Lombok yang dijuluki sebagai Pulau Seribu Masjid meraih World’s Best Halal Tourism Destination dan World’s Best Halal Honeymoon Destination, sementara Sofyan Hotel Jakarta mendapatkan penghargaan World’s Best Family Hotel. “Saat ini, Lombok menjadi sorotan dunia untuk wisata halal. Dan, selanjutnya telah mencanangkan tiga lokasi wisata halal baru, yaitu Aceh, Sumatera Barat, dan Nusa Tenggara Barat,” tuturnya. (jpnn)

FOTO: AFP / ILUSTRASI

LOWONGAN

DIBUTUHKAN Marketing Event Organizer Indo Gallery exhibition dg Syrt sbg berikut : Pria/Wanita, Usia Max 35 tn. Pend. min. D3, Pngalaman Min. 1 tn dibdg Marketing, Pnya Mtr, Pnya SIM C, Disiplin, Jujur, Brtanggung Jwb & mampu bekerjasama dlm team, Siap bekerja keras & menyukai tantangan, Berpenampilan menarik & sopan. Krm lmrn ke : HRD Indo Gallery exhibition, Jl. Slamet Riyadi Blok A.15 Perum GAIA Residence - BATANG ( 0285 ) 3971984

“Rayakan ulang tahun di Maem Chicken & Cha Yo! Wiradesa tentunya akan menjadi pengalaman yang berbeda dan akan berkesan,” ungkap pemilik setempat Susilowati Subijanto. Maem Chicken sendiri punya dua outlet yang pertama di Jalan Tentara Pelajar 2F tepatnya di depan Kantor Pemadam Kebakaran Kota Pekalongan dan kedua yang merupakan cabang baru yakni di Jalan Mayjen Sutoyo 209 Gumawang Wiradesa. (fik)

LOWONGAN

DBTHKAN SGRA : Kepala Gudang Area Pantur Kendal/ Pemalang/ Tega, Syrt : Pend. Min. SMA, Brpngalaman, Mnguasai Komp., Brtnggng Jwb, Krim Scptny ke : PO BOX 168 Pekalongan.

DIBUTUHKAN sgr, tenaga kerja Diutamakan wanita, pend s1 (akutansi), berpengalaman di bdg pajak. Lamaran lgsg kirim k cv. muncul jaya sakti. Jl.urip sumoharjo no.87 (dpan carefour pkl)

Ktr/10/10

Taufik/11/10


IKLAN BARIS

RABU, 5 OKTOBER 2016

15

RADAR PEKALONGAN

ANEKA KEBUTUHAN

OPTIK

HOME AUDIO ARIE AUDIO Melayani Pemasangan : Power, Subwoofer, DVD, TV Mobil, Alarm, Central Lock, Accessories Dll. Jl.A.Yani No.18 Rt 01 Rw 01 Bener Wiradesa Pekalongan. HP 0856 4074 3036. Pin BB 26A1A970 Ktr/26/9

PENGOBATAN

PENGOBATAN JASA PERANCANGAN BANGUNAN “GANI SKETCH DESIGN DEVELOPMENT”

Trima Jasa Rancang Bangun - Rmh Ibadah Masjid-Gereja-Landscape-Gdg Olahraga tenis indoor/outdoor flexibasket-sepak bola - Atletik Pengadaan/pasang marbel(Design Profesional Brpnglmn 20th) - Rmh Modern-minimalis- Villa-Ruko Kos2an.Terjaga Mutu Kualitas. Hub : Gani Sketch Design 081805998499 / 085877504034.

PERCETAKAN

OPTIK BANDUNG-Melayani BPJS Kesehatan (EKs. Askes, Jamsostek, TNI Polri, Jamkesmas & Jamkesda). Resep dokter mata. Periksa mata gratis! Sedia frame, lensa, & soft lens Rodenstock, Essilor, Polycore, Hoya. Hub. JL. Bandung No.42 Pekalongan. Telp. (0285) 410804423967 HP.0838 9044 4250. Alf/26/09

PENDIDIKAN TELAH DIBUKA Di Kota Pekalongan Bimbel Private Omah Education Paket Calistung : Untuk Anak Didik Paud/tk Supaya Mahir Membaca Menulis. Menulis Berhitung Paket Aku Bisa!: Untuk Kelas 1-5 Sd/mi Paket Pintar: Untuk Kelas: 6sd/mi Persiapan Kelulusan Info. Hub:085742668566 Pasti Bisa!!! Fadlan/24/9.

Ktr/22/9

PENGOBATAN

KULINER TELAH DIBUKA Ayam bakar umar rasa restoran harga kaki lima. Paket kenyang: Rp 10.500 Ayam bakar madu + Nasi + Kalap + Es teh. Melayani delevery order minimal 3 porsi Free ongkir untuk area Pekalongan kota. Melayani pesanan: Ayam bakar madu + Ayam goreng. Nasi ijo, Nasi kuning. Dll. Hub. HP. 085866662223. BB. D2DD013E jl. Gumawang wiradesa Pekalongan dan jl. Pattimura desa api api Wonokerto Pekalongan. Adi. 21/10.

FOTO COPY

JASA PEMBUATAN DOCUMENT PERUSAHAAN

DIJAMIN MURAH..!!, mesin foto copy IR 5000/IR 6570/IR4570/IR5075/IR-3235. Harga mulai dari 4 juta. spare part, toner Hubungi: “MAES TRO COPY CENTRE” Jl. KH. Mansyur No.74 Pekalongan. Telp. (0285) 425071, 085101931627, 081548 291351, 0813 2867 0999. Fax: (0285) 425071. MINGGU TETAP BUKA, TEKNISI DOMISILI PEKALONGAN. MDP/22/5

DAPUR KUE “ SARI LANGGENG “ Mcm2 kue : Lapis Legit, brownis, brownis kombinasi lapis surabaya, bolu gulung, bolu 3 rasa bolu pisang, bolu tape, pisang bolen kue pia, black forest, kue ultah snack hajatan dll. Mnrm psnan & siap antar wlyh wiradesa Jl. mayjend sutoyo sltan bangjo guma wang wiradesa. Hp 0878 25562271 Fendi/13/9

AKTE PT, PT.PMA, UD, CV, SPPMA, HO, NPWP, TDP, SIUP, TDI, IUI, IUT, IMBB, IPT, SIUK, BRIK (Bdn Rvitlissi Indstri Khutanan), ETPIK (Eksportir Trdftr Prk Indstri Kehu tanan),UKL,UPL,STUJK,Ijin Trayek. Dcmnt Keimigrsian : Pasport, Prkwnn cmpr antr 2 negara),Akte Klhrn,Lpr Lhr Ank (imigrasi),Dwi Kwrgngan/ Naturlissi dll. Hub:Clara 08213 6974612/081575958373. 13/7/16

****BINA ARTA FOTOCOPY**** FC Warna, penjilidan, ATK, dll Jl Binagriya Sbelah Lampu merah

“DR” Duto Roso. dg Rasa Baru: Ca Kangkung, Syr Asem, Tahu Grng Kremes, Tmpe Grng Kremes, Ca Tauge, Bbk Grng Kremes, Ikan Bkr/ grng, Cumi Grng Kremes, Aym Grng Kremes. Pkt Hmt 10.000. - Aym Grng/kremes + Nasi + Lalap + Es Cumi Grng/kremes + Nasi + Lalap + Es Teh - Lele Grng/kremes + Nasi + Lalap + Es Teh, dll. Delivery Order. Trma Psnan: Hp. 085290524506 Bb: 5bff817c. Jl. Ki Mangun Sarkoro Setono-pkl (sblh Tmur Pusdiklat Kospin Jasa)

AJR/10/10/G

“RUMAH HERBAL AL ZUHAIR” Sedia obat kesehatan herbal alami, antara lain : jahe mahkota dewa, jahe alang2, jahe secang, madu mengkudu, madu manggis, madu super, propolis, susu sari kedelai, ABM 7 series, miracle herbs spray, obat pegal linu, obat asam urat & obat herbal lainya. HUB : Thabib Maulana Sukisnoto Phd.Ch.CHt. JL. Lap. Kanoman Khertosari RT.01 RW.05 No.62 Kasepuhan Btg (085642531620 )

PROMO

PUSAT Perakitan Depo Air Minum Termurah Terbaik se-Indonesia Paket Pekalongan 100 % Baru. Hanya 8 Juta. Spek Tandon, Lemari 2 x 2 m, tabung Stenlis, Pompa, UV, dll. Siap Usaha Plus Ijin, Kalau Ada yang Lebih Baik/ Murah Ganti 5x 081901113535.

***** APOLLO PRINT ***** SABLON PLASTIK DAN OFFSET Hang Tag, Label Bordir, Dos Sarung, Dos Batik, Mika Batik dan Sarung. Undangan Hanya Rp 300,-. .!!!!!!!!!! Menerima Jasa Cetak Offset & Pon. JL.H Agus Salim Gang 8 No 4. Telp : (0285)421830/ 7951227 Pekalongan. REKAN AMANAH KERJA ANDA Ang/4/7

RIAS PENGANTIN “AINA” Rias Pengantin, Dekorasi & Wedding Organizer. Menyediakan Rias Pengantin Tradisional ( solo basahan - jogja - muslim - variasi ) , foto & video , tratak , sound system ,dll. Alamat jalan Kusuma Bangsa Panjang Wetan Gg 6. Cp 0858 7035 0500 Ktr/4/6

“MAYA” Rias pengantin - wedding planner & organizer “Rias, Dekorasi, Catering, Photo & Video, Sound system & Enter taiment, Pre Wedding, Perse waan alat pesta. 085742022953 (pin bb 2A4587C8) Ktr/28/6/G

GLOZOE Menerima pesanan han duk nama/ later, untuk hadiah ultah, pernikahan, kenang-kenangan dll. Hub : 085642 531620, 081393 535109. www.handukbatikku.com.

YEYE SOUVENIR sedia segala macam souvenir, parcel lamaran, Mahar, handycraft & kerajinan Karung Goni, Call/ SMS 24 Jam 0857 27001440-pin BB. 21C42966.

Ang/G/25/5

G/ktr/30/4

Ktr/20/10

PENGOBATAN SEDIA Provit, Ekstrack Susu Kam bing Etawa + Royal Jelly Brkhsyt Mngbti Diabetes, Drh Tinggi, Asam Urat, Gangguan Lambung & Slrn Prnpsan. Bs Dgnkn sbg Pnggnti ASI & Nutrisi u/ Ibu Hamil, u/ Pmblian Hub : 085225183530 atau Klik www.sns21.biz. Mnrm Lynan COD (Byr d Tmpt) u/ Wil. PKL & Sktrny. Ktr/25/9

RAGAM PROPERTY TANAH/RUMAH

KOMPUTER

Hanifan/26/12

BLINTZAR COMPUTER : Sedia LED LG 16" MURAH, LCD Proyektor, PC All in one, Case CPU, Modem, Laptop, Printer dll ( Harga bersaing ). Terima tukar tambah. Service laptop, printer & komputer. Alamat : Ruko TTC No.8 Baros Pekalongan. ( Depan masjid Al Fairus, sebelum terminal ). 0285-4416262. Buka sampai jam 8 malam. Hari minggu tutup. Alf/14/1

SERVICE ELEKTRONIK

PUSAT SERVICE RESMI LAPTOP. Satu2nya di kota PKL & TGL. Mati total, hang, servis LCD, servis keyboard, ganti motherboard, engsel patah, kena virus, upgrade, dll. Sedia aksesoris laptop segala merk, baterai, LCD, keyboard, charger, dll. Terima jual-beli laptop kondisi apapun. Hub. S’Ki Computer Jl. Sriwijaya Ruko Gama Permai No.4 PKL. Telp. (0285) 4416095 - 7975785 - 0815 42221115.

SERVICE PANGGILAN elktronik pralatan rmh tgga, sgl merk. jl.imam bnjol 8/7 Hub. A.Malik 085876172931. Amir/g/30/4

***ALFA.COMP*** Specialist BuiltUp, Service, Instal, SpertPart. Alun2 Batang. 08158 6250000

Terima Jasa Service AC panggilan untuk wilayah Pekalongan dan Batang, juga melayani service kulkas, dispen ser, dan mesin cuci. Sedia lengkap suku cadangnya. Jual parabola dengan harga 700rb = 70 chanel lokal/ international. Ready receiver mpeg 2, mpeg 4 dan HD. Hub : CV Duta Teknik Jl. A. Yani sebelah bangjo Sawahan Batang, Hp. 085642541925.

Arif/9/10/G

Ang/G/12/9

Alf/19/7

BATIK

IKS/G/30/4

SOUVENIR PELUANG USAHA

RONI COMPUTER & COPY CENTER Jl. Tengeng Sragi (depan SMPN 1 Siwalan) Hp:085740532001 Menerima Service Laptop, Printer, Refill Toner, Infus, Cetak Undangan, Cetak Poto, Print, Jilid, Laminating, Foto copy, ATK.

KOMPUTER

SOUVENIR

CIMET, Melayani kalkir A3, Sablon kaos 3.000/screen. Jl. Darma Bakti 153,Pkl 08156959721.

Adira. 23/10

PROMO

FUTSAL & RESTO

Ang/11/11/G

KOMPUTER & ELEKTRONIK PROMO

FUTSAL & RESTO

TANAH/RUMAH

DIJUAL : 1. Sebidang Tanah SHM L = + 432 m2 Hrg 1Jt/m2 Nego di Jl. Tentara Pelajar (Seb. Sltn SMPN 7 Kalisalak) Batang 2. Sebidang Tanah 2 SHM L = + 701 m2 (353 m2 + 348 m2) Hrg Rp. 800 ribu/m2 Nego di Seb. Brt Perum Kalisalak + 100 dr Jl. Tentara Pelajar Masuk ke Timur Seb. Msk ke Komplek Perum Kalisalak Batang. Minat Hub : 081548188558. Ktr/4/11

DIJUAL Rumah Luas 266 m2, Kmr Tidr 5, Kmr Mandi, Toilet, Dapur, Garasi Mobil, Listrik + PAM, Lokasi Jl. Selat Karimata No. 1 (Dekat RS. Budi Rahayu). Hub : 08156901010 (Tanpa Perantara). Budi/5/11

TANAH/RUMAH

2

DIJUAL RUMAH, LT = 154 m , 3 KT, 2 KM, PAM, Listrik 1300 W, Lingk. Aman Bebas Banjir. Alamat : Perum Buaran Indah Blok A No. 289 Jenggot Pekalongan. Hub : 085600781679/ 082221202739. Ktr/10/10

DIJUAL RUMAH Tanah, 1. Alamat : Jl. Wr. Supratman Gg 6 No.34 PKL, L = 125 m, Harga 210 Jt (Nego) 2. Alamat : Jl. Kusuma Bangsa Gg. 5/ No. 1 PKL. L = 109 m, Harga 250 Jt Nego. Hub : 081548226310/ 0815784 47887/ 085747829877. Ktr/30/9 AYO... !! BERLANGGANAN RADAR PEKALONGAN SEKARANG

DIJUAL RUMAH, Alamat : Jl. Labuhan Degayu Pekalongan Utara, Gang Depan TK Masitho Degayu. L = 134 m2, Bangunan Full, 3 KT, 1 KM. Harga 200 Juta (Nego). Hub : 085600493677 (Zamroni)/ 08574300 8391 (Oka) / 081578441881 (Hadi)/ 08157567 7768 (Lambang). Ktr/1/10

DIJUAL Cepat BU, Gudang & Penggergajian,Letak di Jl. Raya Tulis (Pantura). Luas Tanah = 8.000 m2. Harga Nego. Hub : 081548115716 (Bpk Muhammad). Ktr/1/11

EFEKTIFKAN PEMASARAN ANDA DENGAN BERIKLAN DI RADAR PEKALONGAN email Iklan : iklanradarpekalongan@gmail.com I website : I radarpekalongan.com Jl. Binagriya Raya B1 No.9 Pekalongan Telp. : (0285) 432234, 7906360


16

RABU, 5 OKTOBER 2016

RADAR PEKALONGAN

BIOSKOP BOROBUDUR WARKOP DKI REBORN

WARKOP DKI REBORN C2 Pukul >> 13.00, 15.00, 17.00

C1 Pukul >> 12.45, 14.45, 16.45, 18.45, 20.45

DEEPWATER HORIZON C2 Pukul >> 19.00, 21.00

LAYANAN INFO FILM: Call Center : (0285) 435047, HP : 085642541325, Pin BB : 2a9426af

KULINER

IST

UNDIAN - Operation Manager Nasmoco Group, Taufiq Rahyanto (tengah) melakukan pengundian pemenang program Fantastik Nasmoco disaksikan perwakilan Kepolisian, Dinas Sosial dan Notaris di Nasmoco Pemuda Semarang. AKHMAD TAUFIK

MENIKMATI - Salah satu pengunjung tengah menikmati es krim yang disajikan.

Mulai Rp5 Ribu Ice cream Corner Pekalongan KOTA - Ice Cream Corner Pekalongan merupakan gudangnya es krim di Pekalongan, tempat yang satu ini sediakan lebih dari 24 macam varian es krim. Mulai dari Ice Cream Gone, Ice Cream Sunday dengan harga Rp5 ribuan saja. Ada juga Float Drink, Deep Blue Sea, Ice Capucino, Yellow Led Bedder, Es Campur ICC, Honey & Me, Banana Split, Romantic Burger dan semuanya merupakan kombinasi es krim. ke hal 14 kol 5

LINT AS LINTAS IHSG Pertahankan Tren Positif JAKARTA – Indeks harga saham gabungan (IHSG) mempertahankan tren positif pada sesi perdagangan Selasa (4/10).Indeks naik tipis 8,402 poin atau 0,154 persen ke level 5.472,317. Kenaikan tipis itu membuat IHSG gagal menembus rekor baru. Indeks sempat berada di titik terendah pada level 5460,709. Meski begitu, IHSG sempat melambung ke titik tertinggi di level 5482,842. Volume perdagangan hari ini mencapai 7,2 miliar saham. Sedangkan nilai transaksi harian menembus Rp 7,1 triliun. Sebanyak 112 saham bullish. Sedangkan 166 saham bearish. Sementara itu, 102 saham diam di tempat. Di sisi lain, enam indeks sektoral mengalami penurunan. Penurunan terbesar dialami sektor agrikultur yang anjlok 1,08 persen. Empat indeks sektoral lainnya berhasil menembus zona hijau. Kenaikan tertinggi dicatat aneka industri yang melesat 1,17 persen. Sementara itu, manufaktur naik 0,80 persen. Sedangkan konsumsi melaju 0,79 persen. (jos/jpnn)

Fantastik Nasmoco Diundi Nasmoco Undi 1 Toyota Etios Valco SEMARANG - Nasmoco sebagai diler resmi Toyota di wilayah Jawa Tengah dan

DIY, menggelar acara pengundian program Fantastik Nasmoco periode September 2016 berupa 1 unit Toyota Etios Valco, Selasa siang (4/ 10) di kantor Nasmoco Pemuda. Pengundian dilakukan

secara langsung dan terbuka dihadiri oleh perwakilan Notaris, Kepolisian, Dinas Sosial dan sejumlah perwakilan konsumen. Fantastik Nasmoco berlangsung selama dua periode.

Periode pertama 1-30 September 2016 dan periode kedua 1-31 Oktober 2016. Pelanggan yang melakukan pembelian mobil Toyota tipe apapun (kecuali Limo dan plat merah) melalui 20 diler

Kembangkan Bisnis Pertanian Berbasis Hutan SMAN 1 Petungkriyono PETUNGKRIYONO - Menyelaraskan program pemerintah Kabupaten Pekalongan akan Petungkriyono Cultural Techno Forestry Park, SMAN 1 Petungkriyono berniat membangun diri untuk mengoptimalkan bisnis dengan memanfaatkan semaksimal mungkin hasil kekayaan bumi lokal berbasis Agroforestri melalui Focus Group Discussion. Dengan mendatangkan narasumber Ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian dan Masyarakat Universitas Sema-

M FURQON FS

AGROFORESTRI - Dengan dukungan alam yang bagus, Prof Dr Totok Sumaryanto F MPd yakin SMAN 1 Petungkriyono bisa mengembangkan bisnis berbasis Agroforesti.

rang, Prof Dr Totok Sumaryanto F MPd dan Drs H Amat Antono MSi, pihaknya gelar diskusi bertemakan Pengemba-

ngan SMAN 1 Petungkriyono Berbasis Agroforestri sebagai bagian dari Icon Kabupaten ke hal 14 kol 1

JAKARTA - Indonesia International Halal Lifestyle Expo & Conference (IIHLEC) dinilai sebagai jawaban atas persaingan global di sektor industri halal. “Ajang ini akan membuktikan Indonesia sebagai negara dengan mayoritas Muslim tak sekadar bisa menjadi konsumen industri halal, tapi juga produsen,” kata ketua IIHLEC Sapta Nirwandar. Sapta menyampaikan hal tersebut bersama Sekjen Kementerian Perindustrian Syarif Hidayat,

KOTA - Ingin mengadakan acara rapat, arisan, ghatering atau ulang tahun khususnya ulang tahun anal coba saj datang ke Maem Chicken And Cha Yo! Wiradesa. Ditempat ini

MAEM CHIKEN & CHA YO ! PAKET Lahap 1

Menu nasi+paha atas+pucuk harum

Harga Rp 20.000

undangan+mahkota dll Lahap 2

nasi+paha atas/bawah+p.harum

Rp 22.000

balon+undangan+mahkota dll MENYEDIAKAN MC | BADUT | SNACK ULANG TAHUN

ke hal 14 kol 5

nasi+paha atas+pucuk minum Rp 20.000 undangan mahkota dll AKHMAD TAUFIK

LUAS - Maem Chicken & Cha Yo! Wiradesa lebih luas sehingga dapat menampung banyak orang.

CKMY

ke hal 14 kol 1

IIHLEC Jawab Persaingan Sektor Halal Global

Cocok Untuk Rayakan Ulang Tahun Maem Chicken & Cha Yo! Wiradesa

Nasmoco di Jateng dan DIY selama periode tersebut mendapatkan hadiah langsung tanpa diundi seperti sepeda motor, sepeda lipat, dispenser, air purifier dan kupon undi-

yang mewakili Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto, saat menggelar konferensi pers di Jakarta. Acara yang didukung oleh Kemenperin, Kementerian Pariwisata, Majelis Ulama Indonesia (MUI), Masyarakat Ekonomi Syariah, dan Ciputra Artpreneur ini akan digelar pada 6-8 Oktober 2016 di Jakarta. Secara keseluruhan expo tersebut akan mencakup sepuluh sektor yang menjadi bagian dari gaya hidup halal. ke hal 14 kol 5


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.