Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.030.PJ.IME.01.2016 Tentang
PEMBUKA AN RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG PERIODE 2015 – 2017 Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang
: 1. Bahwa dipandang perlu untuk membuka Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dalam nama Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus. 2. Bahwa hal tersebut perlu ditetapkan dalam satu keputusan
Mengingat
: 1. Pengakuan dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan
: 1. Surat Pengurus PPGT JIE Nomor : 11.SR.029.PJ.IME.01.2016 tanggal 24 Januari 2016 perihal Undangan Rapat Kerja II Pengurus PPGT JIE Tahun 2016. 2. Kehadiran Peserta Rapat M E M U T U S K A N
Menetapkan
:
Kesatu
:
Membuka Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dalam nama Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, yang berlangsung tanggal 28 Januari 2016 di Gereja Toraja Jemaat Imanuel Enrekang, dan dinyatakan sah untuk mengambil keputusan.
Kedua
:
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. Ketua
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
Hillery Stevi Loria Wakil Sekretaris
-1
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.031.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
PESERTA RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG PERIODE 2015 – 2017 Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang
:
1. Bahwa untuk terlaksananya Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dengan tertib dan teratur, serta sistematis, maka dipandang perlu menetapkan peserta Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2. Bahwa hal tersebut perlu ditetapkan dalam satu keputusan
Mengingat
:
1. Pengakuan dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi. 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan
: 1. Undangan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Nomor : 11.SR.029.PJ.IME.01.2016 tanggal 24 Januari 2016. 2. Tanggapan dan saran yang muncul tentang peserta rapat. M E M U T U S K A N
Menetapkan
:
Kesatu
: Peserta Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.
Kedua
: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. Ketua Wakil Sekretaris
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
-2
-
Hillery Stevi Loria
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Lampiran : Keputusan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Nomor : 11.SK.031.PJ.IME.01.2016 Tanggal : 28 Januari 2016 DAFTAR HADIR PESERTA RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG PERIODE 2015 – 2017 N O
N A M A
JABATAN KELEMBAGA AN
No. HP
1
Sandrianto Mamba Ari
2
Hillery Stevi Loria
Ketua PPGT JIE
082 191 661 983
Wakil Sekretaris PPGT JIE
085 298 106 082
3
Restye Septiana Christian
Bendahara PPGT JIE
082 377 889 827
4
Arianty Kurniastuty
5
Phanya Angelien Kayang
6
Melisa Grace
Seksi Dana Panitia Natal
085 240 701 494
7
Gabryela Cicilia A.K.
Sekretaris Panitia Natal
085 340 635 740
8
Junita Situru
9
Beatris Angelina Ari
10
Lisbiasti Gonta
Bid. Persekutuan & Pembinaan
081 355 565 720
11
Shelvy Rante La’bi’
Bid. Kesaksian, Minat & Bakat
085 255 270 788
12
Samuel S. Meny
Bid. Kesaksian, Minat & Bakat
081 241 855 786
13
Kevin Julian Leonardi
Seksi Dekorasi Panitia Natal
082 346 750 555
14
Pdt. Bernadus Baddu, S.Th.
Ketua BPM JIE
081 350 130 323
15
Pnt. Albert Seleng,SE.
16
Sherlyana Melinda MA.
17
Frezilia P. Kayang
18
Arnol Banne Padang
Ketua Panitia Natal
085 255 939 488
Seksi Konsumsi Panitia Natal
082 393 297 709
Koord. Km2
085 255 174 963
Seksi Acara Panitia Natal
082 349 334 095
Ketua III BPM JIE
085 399 699 779
Bendahara Panitia Natal
082 343 920 095
Seksi Konsumsi Panitia Natal
081 346 401 941
Seksi Lomba Panitia Natal
-
19
Lusiana
Seksi Perelengkapan Panitia Natal
082 292 481 724
20
Wenti Tandi Arruan
Anggota PPGT
085 256 897 737
21
Derianto Pongtumba
Anggota PPGT
085 394 889 497
22 23
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
-3
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.032.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
SUSUNAN ACARA RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG PERIODE 2015 – 2017 Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang : 1. bahwa untuk terlaksananya Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dengan lancar dan teratur maka dipandang perlu menetapkan susunan acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2. Bahwa hal tersebut perlu ditetapkan dalam satu keputusan Mengingat
:
1. Pengakuan dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan
:
1. Rancangan Susunan Acara yang disiapkan dan diajukan oleh Pengurus PPGT JIE untuk disahkan dalam menjadi susunan acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2. Usul dan saran serta aspirasi yang berkembang dalam rapat. M E M U T U S K A N
Menetapkan
:
Kesatu
: Susunan Acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang sebagaimana tercantum dalam terlampir keputusan ini.
Kedua
: Dalam hal-hal tertentu, jadwal acara sewaktu-waktu dapat berubah berdasarkan kesepakatan peserta rapat.
Ketiga
: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. Ketua Wakil Sekretaris
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
-4
-
Hillery Stevi Loria
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Lampiran : Keputusan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Nomor : 11.SK.032.PJ.IME.01.2016 Tanggal : 28 Januari 2016
SUSUNAN ACARA RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG
1.
Pembukaan dan Doa
2.
Sambutan dari BPM JIE sekaligus membuka secara resmi Rapat Kerja II Pengurus PPGT JIE
3.
Penetapan Peserta Rapat Kerja II
4.
Penetapan Susunan Acara
5.
Penetapan Tata Tertib Raker II
6.
LPJ Panitia Natal PPGT JIE tahun 2015
7.
Penyampaian Informasi & Evaluasi Kegiatan Pengurus PPGT Tahun 2015
8.
Pembahasan dan Penetapan Program Kerja serta APB PPGT JIE Tahun 2016
9.
Dan Lain-lain
10. Penutup dan Doa *) Istirahat dikondisikan
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
-5
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA I I PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.033.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
TATA TERTIB RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG PERIODE 2015 – 2017 Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang : 1. bahwa untuk terlaksananya Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dengan lancar dan teratur maka dipandang perlu menetapkan Tata Tertib Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2. Bahwa hal tersebut perlu ditetapkan dalam satu keputusan Mengingat
:
1. Pengakuan dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan
:
1. Rancangan Susunan Acara yang disiapkan dan diajukan oleh Pengurus PPGT JIE untuk disahkan dalam menjadi susunan acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2. Usul dan saran serta aspirasi yang berkembang dalam rapat. M E M U T U S K A N
Menetapkan
:
Kesatu
: Tata Tertib Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang sebagaimana tercantum dalam terlampir keputusan ini.
Kedua
: Dalam hal-hal tertentu, jadwal acara sewaktu-waktu dapat berubah berdasarkan kesepakatan peserta rapat.
Ketiga
: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. Ketua Wakil Sekretaris
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
-6
-
Hillery Stevi Loria
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Lampiran Nomor Tanggal
: Keputusan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : 11.SK.033.PJ.IME.01.2016 : 28 Januari 2016 TATA TERTIB RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG
1. Rapat Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang adalah Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2. Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dilaksanakan dalam bentuk Rapat Pleno 3. Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang diselenggarakan atas undangan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 4. Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dihadiri oleh peserta yang terdiri dari : a. Penasehat - BPM Jemaat Imanuel Enrekang - Ketua Bidang Peningkatan Partisipasi Gereja dalam Pembangunan Masyarakat
dan OIG Jemaat Imanuel Enrekang
5. 6. 7. 8.
9.
- Badan Verifikasi Jemaat Imanuel Enrekang b. Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang c. Panitia Natal PPGT JIE Tahun 2015 Setiap peserta Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang wajib mengikuti seluruh Agenda Rapat, dan mentaati tata tertib dan mengisi daftar hadir. Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang sebagai penyelenggara Rapat Kerja sekaligus sebagai Pemimpin Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang memimpin jalannya Rapat sampai selesai dan menandatangani Keputusan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang membahas dan menetapkan : a. Susunan Acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang b. Peserta Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang c. Tata Tertib Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang d. LPJ dan Pembubaran Panitia Natal PPGT JIE Tahun 2015 e. Menyampaikan dan mengevaluasi kegiatan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 f. Program Kerja dan APB Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2016 g. Hal-hal lain yang dianggap penting Hal-hal lain yang belum ditetapkan dalam tata tertib ini akan ditetapkan kemudian atas persetujuan peserta Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang.
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
-7
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA I I PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.034.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
L APORAN PERTANGGUNGJAWABAN PANITIA NATAL PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG TAHUN 2015 Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang
: 1. bahwa Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 berkewajiban menyampaikan Laporan Pertanggungjawabannya kepada Pengurus PPGT JIE. 2.bahwa Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 telah menyampaikan laporannya dalam Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 3.bahwa Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang perlu menilai, menanggapi dan memberi keputusan atas Laporan Pertanggungjawaban Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015.
Mengingat
: 1. Pengakuan Iman Gereja Toraja dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan : 1. Keputusan No. 11.SK.032.PJ.IME.01.2016 tentang Susunan Acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2.Laporan Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 yang disampaikan dalam Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 3.Pandangan Akhir, tanggapan, usul dan saran–saran peserta terhadap Laporan Pertanggungjawaban Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015. 4.Jawaban dan penjelasan Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 terhadap tanggapan dan usul–usul perbaikan. 5.Nasehat dan pertimbangan dari BPM, BV Jemaat Imanuel Enrekang, dan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. M E M U T U S K A N Menetapkan Kesatu Kedua Ketiga Keempat Kelima
: : Mengesahkan Laporan Pertanggungjawaban Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015. : Pemandangan Akhir Peserta Rapat dan koreksi terhadap laporan merupakan lampiran yang tidak terpisahkan dari keputusan ini. : Menyampaikan terima kasih kepada Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 atas hasil pelayanan yang telah dilaksanakan dengan baik dan bertanggungjawab. : Panitia Natal PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 beserta perangkatnya untuk selanjutnya dinyatakan demisioner. : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
Hillery Stevi Loria -8
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Ketua Lampiran Nomor Tanggal
Wakil Sekretaris
: Keputusan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : 11.SK.034.PJ.IME.01.2016 : 28 Januari 2016 CATATAN TAMBAHAN TERHADAP USUL AN DAN PERBAIK AN L APORAN PERTANGGUNGJAWABAN PANITIA NATAL PPGT JEMA AT IMANUEL TAHUN 2015
1.
Redaksi kata-kata agar diperbaiki, dan memperbaiki huruf yang masih kurang.
2.
Saldo panitia terlebih dahulu masuk ke kas pengurus PPGT JIE dan selanjutnya diserahkan ke Panitia Pembangunan Gedung Gereja Toraja Jemaat Imanuel Enrekang.
3.
Kepanitiaan kedepan memperhatikan pengarsipan surat masuk dan surat keluar
4.
Kepanitiaan kedepan mengoptimalkan kinerja koordinator kelompok
5.
Kepanitiaan kedepan agar membangun kerja sama yang baik dengan segenap panitia dan senantiasa berkoordinasi dengan pengurus bila ada kegiatan / kebijakan yang hendak dilakukan/diambil.
6.
Kepanitiaan kedepan mempertahankan jadwal Pra Natal (lomba-lomba) yang telah dilaksanakan yaitu diadakan dibulan oktober/awal nopember.
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
-9
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA I I PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.035.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
EVALUASI KEGIATAN PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG TAHUN 2015 Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang
Mengingat
:
:
1.
Bahwa Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang periode 2015-2017 berkewajiban menyampaikan informasi hasil kegiatan pengurus tahun 2015.
2.
Bahwa Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang perlu memberi tanggapan, masukan, dan mengambil keputusan atas hasil kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 sebagai bahan evaluasi, dan referensi dalam menyusun program kerja pengurus tahun 2016.
1. Pengakuan Iman Gereja Toraja dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan :
1. Informasi Kegiatan dan Realisasi Keuangan Tahun 2015 Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang periode 2015-2017 yang disampaikan dalam Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. 2. Pendapat, saran, dan masukan dari para peserta sebagai evaluasi dan perbaikan terhadap hasil kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015.
M E M U T U S K A N Menetapkan
:
Kesatu
: Menyampaikan informasi hasil kegiatan dan realisasi anggaran tahun 2015 Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang.
Kedua
: Menerima dengan baik Evaluasi Program Kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 setelah diadakan perbaikan / koreksi terhadap laporan, merupakan lampiran yang tidak terpisahkan dari keputusan ini.
Ketiga
: Catatan tambahan terhadap Laporan Evaluasi Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015 sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini menjadi masukan untuk diperhatikan dalam program kedepan.
Keempat
: Menyampaikan ucapan terima kasih kepada segenap Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang atas atensi dan hasil kerja yang maksimal telah dicapai dalam mengemban tanggungjawab pelayanan di Tahun 2015.
Kelima
: Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. Ketua Wakil Sekretaris
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 10
-
Hillery Stevi Loria
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Lampiran Nomor Tanggal
: Keputusan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : 11.SK.035.PJ.IME.01.2016 : 28 Januari 2016 CATATAN TAMBAHAN TERHADAP EVALUASI KEGIATAN PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG TAHUN 2015
1.
Anggota PPGT berkomitmen terhadap disiplin waktu yang telah ditetapkan baik
dalam kehadiran rapat-rapat maupun kebaktian PPGT.
2.
Agar Rapat Evaluasi dan Rapat Kerja kedepan diupayakan tidak masuk / lompat
ketahun berikutnya (diupayakan pada Akhir bulan Oktober / awal Nopember).
3.
Mengoptimalkan Koordinator Kelompok demi kelancaran pelayanan, dan
memberikan biaya operasional untuk menunjang tugas dan tanggungjawabnya.
4.
Merekomendasikan dalam raker ini atau rapat pengurus yang lebih luas, untuk
mengadakan resufle dan PAW Pengurus yang sudah tidak berdomisi di Kabupaten Enrekang.
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 11
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA I I PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.036.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
PENETAPAN PROGRAM KERJA PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG TAHUN 2015
Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang : 1. Bahwa dalam mewujudkan tugas panggilannya, Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang perlu menetapkan Program kerja sebagai acuan pelayanan di tahun 2016. 2. Bahwa hal tersebut perlu ditetapkan dalam satu keputusan Mengingat
:
1. Pengakuan dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan
:
1. Keputusan Nomor : 11.SK.032.PJ.IME.01.2016 tentang Susunan Acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang 2. Tanggapan dan saran atas konsep program Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. M E M U T U S K A N
Menetapkan
:
Kesatu
: Program Kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang tahun 2016 sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.
Kedua
: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan jika terdapat kekeliruan di dalamnya akan diperbaiki sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. Ketua Wakil Sekretaris
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 12
-
Hillery Stevi Loria
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Lampiran : Keputusan Rapat Kerja I Pengurus PPGT JIE Nomor : 11.SK.036.PJ.IME.01.2016 Tanggal : 28 Januari 2016
PROGRAM KERJA PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG 2016 I.
BIDANG PERSEKUTUAN DAN PEMBINA AN A.
Ibadah : 1. Kebaktian PPGT Nama Kegiatan Dasar / Landasan Tujuan / Target
: Kebaktian PPGT : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : - Untuk memuliakan Allah Bapa, Yesus Kristus, dan Roh Kudus melalui pujian, doa, mendengar firman dan membawa persembahan. - Memperlengkapi pemuda bersama kelurga dengan kebenaran Firman, dan dalam kebersamaan dengan pemuda yang lain menaikkan pujian serta memohon berkat Tuhan. Tempat Pelaksanaan : Rumah Anggota PPGT / Gereja Waktu Pelaksanaan : Hari Sabtu Pukul 18.00 Wita Pelaksana Kegiatan : Bidang Persekutuan dan Pembinaan Biaya : Rp 1.050.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Bidang Persekutuan dan Pembinaan bekerja sama dengan BPM JIE Bidang Peningkatan Kualitas Persekutuan dan Pengembangan Kemandirian dalam menyusun jadwal pelayanan ; 2. Ibadah dipimpin oleh ; - satu orang menyampaikan informasi (MC) ; - pembacaan firman secara bergiliran / responsorial / tuan rumah ; - satu orang memimpin ibadah hingga selesai dan atau digilir. 3. Diupayakan perbanyak PA dalam ibadah PPGT ; 4. Jika ada Jadwal Ibadah yang ditunda, agar dilaksanakan di Gereja dengan Pelayan sesuai jadwal ; 5. Diupayakan menggunakan alat musik dan diperkenankan menyumbang pujian/lagu Solo/VG.
NO 1 2 3
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Tra ns port ke Pi na ng PP Tra ns port Pe l a ya n Fi rma n Pengga nda a n Ba ha n Khotba h
100.000,00 25.000,00 10.000,00
JUMLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 13
-
VOLUME 1 ka l i 34 ka l i 10 ka l i
JUMLAH (Rp) 100.000,00 850.000,00 100.000,00 1.050.000,00
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
2. Ibadah menghadapi Nama Kegiatan Dasar / Landasan Tujuan / Target
US, UN dan Ujian Semester : Ibadah US, UN dan Ujian Semester : Rapat Kerja II Pengurus PPGT JIE : - Membangun dan memberikan motivasi secara spritual serta menyiapkan mental positif anak dalam menghadapi ujian, baik US, UN muapun Ujian Semester. - Menghilangkan kejenuhan dan ketegangan pikiran (penyegaran) bagi siswa dalam menghadapi ujian. Tempat Pelaksanaan : Gedung Gereja Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Maret, Juni dan November 2016, Pukul 18.00 WITA Pelaksana Kegiatan : Bidang Persekutuan dan Pembinaan Biaya : Rp 1.050.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Ibadah dilaksanakan sebelum memasuki masa US, UN dan Ujian Semester ; 2. Dihadiri oleh siswa SD, SMP, SMA, SMK, anggota PPGT, serta Orang Tua Siswa dan Warga Jemaat. 3. Dilaksanakan 3 (tiga) kali : Menjelang US & UN (awal maret), Semester Genap & Penaikan Kelas (bulan Juni), dan sebelum Ujian Semester Ganjil (akhir November) Tahun 2016.
NO 1 2
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Kons ums i Tra ns port Pel a ya n Fi rma n
250.000,00 100.000,00
VOLUME 3 Keg 3 Org
JUMLAH
JUMLAH (Rp) 750.000,00 300.000,00 1.050.000,00
3. Perayaan Paskah oleh PPGT Jemaat Sudiang Nama Kegiatan : Perayaan Paskah Dasar / Landasan : Rapat Kerja Pengurus PPGT Jemaat Sudiang
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 14
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Tujuan / Target
: - Pemuda dapat memahami dan menghayati makna pengorbanan Tuhan Yesus di kayu salib dan kemenangan atas kebangkitanNya. - Memupuk tali persaudaraan antara pemuda Jemaat Imanuel Enrekang dengan Jemaat Sudiang dalam kasih kristus. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : April/Mei/Juni 2016 (menunggu konfirmasi pelaksana program) Pelaksana Program : Pengurus / Tim yang dibentuk oleh PPGT Jemaat Sudiang Biaya : Rp 1.500.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Bekerja sama dan mengikut program kerja dari PPGT Jemaat Sudiang Makassar yang rencana mengadakan Kamp Paskah di Jemaat Imanuel Enrekang.
NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Opra s i ona l
1.500.000,00 JUMLAH
VOLUME 1 Keg
JUMLAH (Rp) 1.500.000,00 1.500.000,00
4. K amp Paskah Nama Kegiatan Dasar / Landasan Tujuan / Target
: Kamp Paskah : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Klasis Parepare : - Pemuda dapat memahami dan menghayati makna pengorbanan Tuhan Yesus di kayu salib dan kemenangan atas kebangkitanNya. - Memupuk tali persaudaraan antar pemuda se-Klasis Parepare. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Polewali ( Jem.Imanuel Pinrang sebagai cadangan ) Waktu Pelaksanaan : Juni 2016 Pelaksana Program : Pengurus PPGT Klasis Parepare dan Panitia yang terbentuk Biaya : Rp 2.000.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Pengurus PPGT Klasis Parepare membentuk Panitia di Jemaat Polewali. - Dihadiri oleh PPGT Jemaat-jemaat se-Klasis Parepare - PPGT Jemaat Imanuel Enrekang mengikuti kegiatan tersebut dan membayar segala konstribusi yang telah ditetapkan panitia.
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 15
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
NO
URAIAN KEGIATAN
1 2
Konstribus i Tra ns porta si / rental mobil JUMLAH
SATUAN (Rp) 1.000.000,00 500.000,00
VOLUME 1 Keg 2 unit
JUMLAH (Rp) 1.000.000,00 1.000.000,00 2.000.000,00
5. Perayaan Natal dan HUT PPGT ke-54 Nama Kegiatan : Perayaan Natal dan HUT PPGT ke-54 Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : - Pemuda dapat memahami dan menghayati makna dari kelahiran Tuhan Yesus di dunia. - Terjalinnya persekutuan dan persaudaraan yang erat sesama pemuda dan warga jemaat. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Desember 2016 Pelaksana Program : Panitia yang terbentuk Biaya : Rp 2.000.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dan Usaha Panitia Mekanisme Kerja (SOP) : - Pengurus Membentuk Panitia Natal bulan Agustus 2016 - Panitia bekerja sama dengan Pengurus. - Mengadakan pencarian dana (Kotak dan Lelang untuk Perayaan Natal) pada setiap ibadah PPGT JIE. - Seksi Dekorasi bekerjama sama dengan Seksi Dekorasi Jemaat, dimana biaya untuk Dekorasi sedapat mungkin diserahkan / disatukan kepada Seksi Dekorasi Panitia Natal Jemaat paling lambat akhir bulan November 2016.
SATUAN (Rp)
NO
URAIAN KEGIATAN
1 2 3
Subs idi ke Pa niti a Nata l Lel a ng untuk Pani tia Kota k Pers emba ha n JU MLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 16
500.000,00 500.000,00 1.000.000,00
-
VOLUME 1 Keg 1 Thn 1 Thn
JUMLAH (Rp) 500.000,00 500.000,00 1.000.000,00 2.000.000,00
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
6. Ibadah Bulanan Bersama Nama Kegiatan : Ibadah Bulanan Bersama Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Klasis Parepare dan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : - Untuk memuliakan Allah Bapa, Yesus Kristus, dan Roh Kudus melalui pujian, doa, mendengar firman dan membawa persembahan. - Memperlengkapi pemuda jemaat-jemaat yang ada dirayon tersebut bersama warga jemaat penghimpun, mendengarkan kebenaran Firman, menaikkan pujian serta memohon berkat Tuhan. - Terjalinnya persekutuan dan persaudaraan yang erat sesama pemuda dalam rayon tersebut bersama warga jemaat penghimpun. Tempat Pelaksanaan : Jemaat-jemaat sesuai jadwal ibadah dari pengurus PPGT Klasis Waktu Pelaksanaan : Tahun 2016 Pelaksana Program : Pengurus PPGT Klasis Parepare Biaya : Rp 1.000.000 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Wilayah PPGT Klasis Parepare dibagi dalam empat rayon dan pelaksanaan ibadah dilakukan dimasing-masing rayon. - Ibadah dilakukan tiap semester dimasing-masing rayon. - Setiap jemaat dalam satu rayon akan bergiliran menjadi pelaksana ibadah, jadwal ditentukan oleh Pengurus Klasis dan atau berkoordinasi antara pengurus klasis dengan jemaatjemaat yang ada dalam rayon tersebut. - Biaya pelaksanaan ditanggung oleh jemaat pelaksana. - Rayon / wilayah empat yaitu Jemaat Imanuel Enrekang, Jemaat Landokadawang dan Jemaat Moria Redak. - Jemaat dalam rayon empat yang belum melaksanakan kegiatan ini yaitu Jemaat Landokadawang dan Jemaat Moria Redak.
NO 1
URAIAN KEGIATAN Tra ns port (renta l mobi l )
SATUAN (Rp) 500.000,00
JUMLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
VOLUME 2 Keg
JUMLAH (Rp) 1.000.000,00 1.000.000,00
- 17
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
B.
Pembinaan : 1. Pengadaan Buku Pelayanan Nama Kegiatan : Pengadaan Buku Pelayanan Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Klasis Parepare dan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : - Tersedianya bahan-bahan khotbah / PA yang memadai untuk keperluan pelayanan kebaktian PPGT. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Maret-Mei 2016 Pelaksana Program : Bidang Persekutuan dan Pembinaan Biaya : Rp 155.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Pengurus mengusahakan pengadaan buku-buku pelayanan yang diterbitkan oleh PP.PPGT dan mengganti biaya cetak sesuai dengan harga yang telah ditentukan oleh PP.PPGT. 2. Pengurus mengadakan buku-buku referensi lain untuk dipakai para pelayan dalam menyusun bahan khotbah dan Buku Liturgi Gereja Toraja. NO 1 2
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Buku Pel aya na n Buku Li turgi Gereja Tora ja
25.000,00 30.000,00
JU MLAH
2. Pembinaan Anggota Nama Kegiatan Dasar / Landasan Tujuan / Target Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya Sumber Biaya
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
VOLUME 5 bua h 1 bua h
JUMLAH (Rp) 125.000,00 30.000,00 155.000,00
PPGT : Pembinaan Anggota PPGT : Program Kerja BPM Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2016 : - Memperlengkapi pemuda yang rindu untuk melayani Tuhan dengan menggunakan Liturgi Gereja Toraja dan menjadi Pemusik / Puji-pujian dalam ibadah. : Gedung Gereja JIE : Tahun 2016 : Pengurus PPGT JIE bekerjasama dengan BPM JIE : Rp 500.000,00 : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang dan Kas BPM JIE
- 18
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Pengurus PPGT JIE mengadakan koordinasi dengan BPM JIE tentang pelaksanaan kegiatan tersebut. 2. Jenis Pembinaan yang akan dilaksanakan oleh BPM yaitu Pembinaan / Sosialisasi Liturgi Gereja Toraja dan Pembinaan Pemusik / Puji-pujian 3. Kegiatan dihadiri oleh semua Anggota OIG JIE 4. Biaya yang ditanggung oleh Kas Pengurus adalah konstribusi (biaya konsumsi ditanggung sebahagian oleh masing-masing kas OIG JIE)
NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Kons ums i Pembi na a n Li turgi
500.000,00
JUMLAH
VOLUME 1 Keg
JUMLAH (Rp) 500.000,00 500.000,00
3. Perlawatan / Perkunjungan Nama Kegiatan : Perkunjungan / Perlawatan Pengurus PPGT Klasis Parepare Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Klasis Parepare Tujuan / Target : - Untuk konsolidasi organisasi PPGT sesuai tugas, fungsi dan panggilannya ditengah-tengah gereja dan masyarakat - Untuk mensosilisasikan keputusan-keputusan dan kebijakankebijakan organisasi pada tingkat PP.PPGT dan Klasis ke jemaat-jemaat. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Dikondisikan Pelaksana Program : Pengurus PPGT Klasis Parepare Biaya : Rp 300.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Pengurus PPGT Klasis Parepare melawat jemaat-jemaat dalam bentuk tim bersama BPK Parepare dan Pengurus OIG lainnya di tingkat Klasis Parepare - Pengurus PPGT Klasis Parepare juga memenuhi undangan untuk menghadiri kegiatan PPGT Jemaat-jemaat. - Pengurus PPGT Klasis Parepare berkoordinasi dengan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. - Pengurus PPGT JIE memfasilitasi kedatangan Pengurus PPGT Klasis Parepare. - Biaya transport keberangkatan Pengurus PPGT Klasis ditanggung olah kas Pengurus PPGT Klasis, sedang transport
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 19
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
kembalinya ditanggung oleh masing-masing kas pengurus jemaat yang dikunjungi. NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Tra ns port Pengurus PPGT Kl a s i s
100.000,00
VOLUME 3 Ora ng
JUMLAH
II.
JUMLAH (Rp) 300.000,00 300.000,00
BIDANG KESAKSIAN, MINAT DAN BAK AT A. KESAKSIAN 1. Perkunjungan anggota Nama Kegiatan : Dasar / Landasan : Tujuan / Target : Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya Sumber Biaya Mekanisme Kerja (SOP)
: : : : : :
yang sakit Perkunjungan anggota yang sakit Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Memberikan kekuatan / motivasi / penghiburan lewat doa kepada pemuda yang sedang mengalami sakit. Jemaat Imanuel Enrekang & Luar Jemaat Sepanjang Tahun 2016 Pengurus dan Anggota Rp 1.500.000,00 Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang 1. Perkunjungan dilaksanakan sesuai keadaan 2. Bagi anggota yang dirawat di rumah sakit (kecuali melahirkan) diberi Rp 150.000,00 3. Bagi anggota yang mengalami sakit dan di rawat di rumah dilaksanakan kunjungan doa, sama dengan anggota PPGT yang melahirkan. 4. Jika ada anggota yang dirujuk atau dirawat diluar Enrekang, diberikan tanda kasih sesuai point no. 2. 5. Melayani anggota PPGT selain PPGT JIE, dirawat di RS dengan anggaran Rp. 100.000,00
NO
URAIAN KEGIATAN
1 2 3
Anggota Di ra wa t di RS Sel a in Anggota PPGT JIE Anggota ya ng di ra wa t di l ua r RS Ekg
SATUAN (Rp) 150.000,00 100.000,00 150.000,00
JUMLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
VOLUME 4 org 3 org 4 org
JUMLAH (Rp) 600.000,00 300.000,00 600.000,00 1.500.000,00
- 20
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
2. Perkunjungan anggota Nama Kegiatan : Dasar / Landasan : Tujuan / Target : Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya Sumber biaya Mekanisme Kerja (SOP)
NO 1
: : : : : :
yang menikah Perkunjungan anggota yang menikah Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Berbagi sukacita dengan memberikan cinderamata atau bingkisan kepada anggota PPGT yang menikah. Jemaat Imanuel Enrekang & Luar Jemaat Tahun 2016 Pengurus dan Anggota Rp 1.500.000,00 Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Pengurus bersama dengan anggota mengadakan perkunjungan kepada anggota yang menikah
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Ci ndera ma ta / Ampl op
300.000,00
JUMLAH
3. Perkunjungan anggota Nama Kegiatan : Dasar / Landasan : Tujuan / Target :
Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
: : : :
VOLUME 5 org
JUMLAH (Rp) 1.500.000,00 1.500.000,00
yang pindah dan datang Perkunjungan anggota yang pindah dan datang Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang - Berbagi rasa kebersamaan kepada anggota PPGT yang pindah atas atensi dan kebersamaan dengan anggota PPGT Jemaat Imanuel Enrekang. - Menyambut Anggota PPGT baru dengan menumbuhkan rasa kebersamaan dalam kasih kristus. Jemaat Imanuel Enrekang Sepanjang tahun 2016 Pengurus dan Anggota Rp 600.000,00 - 21
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Pengurus bersama dengan Anggota mengadakan perkunjungan kepada anggota yang pindah keluar kota Enrekang, mendoakan dan mengucapkan terima kasih atas kebersamaan selama ini dibangun dengan anggota PPGT. 2. Memberikan cinderamata kepada anggota yang pindah. 3. Anggota bersama pengurus mengadakan perkunjungan kepada Anggota yang masuk dan menetap di Kota Enrekang dan berkoordinasi dengan BPM JIE. NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Ci nde ra ma ta
300.000,00 JUMLAH
4. Perkunjungan Anggota Nama Kegiatan : Dasar / Landasan : Tujuan / Target : Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya
: : : :
Sumber Biaya : Mekanisme Kerja (SOP) :
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
VOLUME 2 kel
JUMLAH (Rp) 600.000,00 600.000,00
/ keluarga Anggota yang meninggal Perkunjungan anggota/keluarga anggota yang meninggal Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Turut berdukacita, memberikan kekuatan / penghiburan kepada anggota, saudara maupun orang tua anggota PPGT yang bergumul dengan memberikan tanda kasih. Jemaat Imanuel Enrekang & Luar Jemaat Sepanjang Tahun 2016 Pengurus dan Anggota Rp 1.150.000,00 Catatan : - Rp 300.000,00 (anggota PPGT yang meninggal) - Rp 250.000,00 (orang tua anggota PPGT yang meninggal) - Rp 150.000,00 (saudara kandung anggota PPGT yang meninggal) - Pengadaan karangan bunga / baliho / spanduk untuk setiap kejadian pada poin diatas (dikondisikan). Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Pengurus bersama dengan anggota mengadakan perkunjungan kepada anggota / orang tua / saudara anggota PPGT yang meninggal dunia.
- 22
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
SATUAN (Rp)
NO
URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4
Anggota Ora ng Tua Anggota Sa udara Anggota Ka ranga n Bunga / baliho JUMLAH
300.000,00 250.000,00 150.000,00 150.000,00
VOLUME 1 1 1 3
org org org bua h
JUMLAH (Rp) 300.000,00 250.000,00 150.000,00 450.000,00 1.150.000,00
5. Pelayanan Sosial Kemasyarakatan Nama Kegiatan : Pelayanan Sosial Kemasyarakatan Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : Adanya rasa kepedulian dengan menyatakan kasih Kristus kepada saudara-saudara kita yang terkena bencana dan atau yang membutuhkan baik moril maupun materil. Tempat Pelaksanaan : Rantepao Kab. Toraja Utara / diluar Jemaat. Waktu Pelaksanaan : Dikondisikan Pelaksana Program : Pengurus dan Anggota PPGT JIE bersama BPM JIE Biaya : Rp 1.700.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Mendukung Program BPM JIE dengan mengumpulkan natura dari anggota PPGT untuk disalurkan ke RS rehabilitasi Kusta di Batulelleng dan ikut serta dalam perkunjungan. - Menggalang aksi dukungan/bantuan bagi korban bencana serta Aksi Peduli Kasih ke LEPROSERI / RS Rehabilitasi Kusta di Batulelleng. - Pengumpulan bantuan untuk korban bencana, berkoordinasi dengan BPM JIE. - Dana ke Lebroseri di setor ke BPM JIE untuk disatukan dengan sumbangan dari OIG lainnya.
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 23
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
SATUAN (Rp)
NO
URAIAN KEGIATAN
1 2 3
Pedul i Ka s ih ke Lepros eri BTL Transport (renta l mobil) Kons ums i JU MLAH
1.000.000,00 500.000,00 200.000,00
VOLUME 1 keg 1 unit 1 pkt
JUMLAH (Rp) 1.000.000,00 500.000,00 200.000,00 1.700.000,00
B. MINAT DAN BAK AT 1. Membawakan Paduan Suara dan Vocal Group Nama Kegiatan : Membawakan Paduan Suara dan Vocal Group Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : Untuk melatih puji-pujian yang akan dipakai memuji Tuhan dalam ibadah Minggu dan setiap Hari Raya Gerejawi Tempat Pelaksanaan : Gereja dan Luar Jemaat Waktu Pelaksanaan : Hari Minggu dan Hari Raya Gerejawi Pelaksana Program : Bidang Kesaksian, Minat dan Bakat Biaya : Rp 900.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Mengadakan latihan PS/VG setiap hari Rabu pukul 19.00 WITA dan Sabtu setelah Kebaktian PPGT 2. Membawakan PS/VG dalam Ibadah Hari Minggu/Hari Raya Gerejawi. 3. Berkoordinasi dengan Ketua Bidang II BPM JIE (Bid. Kesaksian dan Pekabaran Injil JIE ) 4. Penggandaan klat lagu latihan VC/PS NO 1 2
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Pengga nda a n Kl a t La gu Koms ums i La ti ha n
250,00 20.000,00
JUMLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 24
VOLUME 40 lbr x 10 ka l i 40 ka l i
JUMLAH (Rp) 100.000,00 800.000,00 900.000,00
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
2. Kegiatan dalam Gambar Nama Kegiatan : Kegiatan Dalam Gambar Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : Tersampainya dan terpublikasinya informasi kegiatan seputar Persekutuan Pemuda Gereja Toraja. Tempat Pelaksanaan : Papan Informasi Gereja dan Media Sosial Waktu Pelaksanaan : Tahun 2016 Pelaksana Program : Bidang Kesaksian, Minat dan Bakat Biaya : Rp 315.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Mewartakan dengan memasang info seputar PPGT dan fotofoto kegiatan PPGT pada papan informasi gereja dan di facebook atau di twitter (media sosial lainnya). - Bekerja sama dengan Sekretaris dan Wakil Sekretaris. - Mencetak foto-foto kegiatan PPGT NO
URAIAN KEGIATAN
1 2 3
Cuci Ceta k Foto Al bum Foto Opera si ona l , Tra ns port, Fotocopy JUMLAH
SATUAN (Rp) 2.000,00 70.000,00 50.000,00
VOLUME 100 l br 1 bua h 1 pkt
JUMLAH (Rp) 200.000,00 70.000,00 50.000,00 320.000,00
3. Olahraga Tenis Meja Nama Kegiatan : Olahraga Tenis Meja Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : - Agar anggota bersama warga jemaat dapat mengembangkan potensinya lewat olahraga tenis meja. - Adanya jiwa yang sehat dari pemuda dan warga jemaat dengan berolah raga tennis meja. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Setiap sore hari Pelaksana Program : Bidang Kesaksian, Minat dan Bakat Biaya : Rp. 60.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Mengadakan bola pimpong
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 25
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
2. Diharapkan seluruh anggota PPGT maupun warga jemaat lainnya memanfaatkan secara maksimal sarana dan prasarana tennis meja.
NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Pengada a n Bol a Pimpong
30.000,00
VOLUME 2 Dos
JUMLAH
JUMLAH (Rp) 60.000,00 60.000,00
III. BIDANG UMUM DAN DANA A. Usaha Dana / Pencarian Dana Nama Kegiatan : Usaha Dana / Pencarian Dana Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : Untuk menunjang program kerja PPGT dengan melakukan upaya pencarian dana. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Sepanjang tahun 2016 Pelaksana Program : Bidang Umum dan Dana Biaya : Rp 500.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Pengurus mengupayakan pencarian dana berupa arisan pemuda, Persembahan Syukur Anggota, donatur, aksi-aksi, lelang natura, kolekte-kolekte, lelang suara, Penjualan Baju Kaos, Subsidi BPM dan PKBGT. - Khusus arisan pemuda, semua warga jemaat bisa berpartisipasi. Nominal 1 nomor yaitu Rp. 10.000 ditambah ekor Rp. 1.000 untuk kas pengurus.
NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Sal do Awa l Aks i Da na
500.000,00 JUMLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 26
VOLUME 1 keg
JUMLAH (Rp) 500.000,00 500.000,00
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Kerja Bakti Sosial Nama Kegiatan : Kerja Bakti Sosial Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : Menjalin kerja sama antar PPGT dalam rangka partisipasi membersihkan halaman sekitar gereja dan pemakaman kristen. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Sebelum dan Sesudah kegiatan Paskah, HUT RI ke-71, dan Hari Raya Natal Pelaksana Program : PPGT JIE Biaya : Rp 400.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Menghimbau Pengurus dan Anggota PPGT melakukan kerja bakti sosial di sekitar wilayah gedung gereja JIE. - Melakukan kerja bakti sosial di sekitar pemakaman kristen
B.
NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Kons ums i
100.000,00 JU MLAH
C.
VOLUME 4 keg
JUMLAH (Rp) 400.000,00 400.000,00
Partisipasi ke Panitia Pembangunan Gedung Gereja Nama Kegiatan : Partisipasi ke Panitia Pembangunan Gedung Gereja Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : Adanya kepedulian dengan berpartisipasi untuk menunjang pelaksanaan pembangunan Gedung Gereja JIE. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Maret 2016 Pelaksana Program : Panitia Pembangunan Gedung Gereja JIE Biaya : Rp 2.000.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - PPGT mendukung pelaksanaan rencana Panitia Pembangunan Gedung Gereja JIE untuk mewujudkan kerinduan kita bersama membangun rumah Tuhan. - Memberikan Partisipasi ke Panitia dengan bantuan dana dari Kas Pengurus PPGT JIE dan Saldo Kepanitiaan PPGT JIE (dikondisikan)
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 27
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
NO
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN
1
Partisipasi ke Panitia Pembangunan
2
Gedung Gereja JIE Saldo Kepa ni tiaan
VOLUME
1.000.000,00
1 keg
1.000.000,00
500.000,00
2 keg
1.000.000,00 2.000.000,00
JUMLAH
IV. KESEKRETARIATAN A. Administrasi Nama Kegiatan Dasar / Landasan Tujuan / Target Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya Sumber Biaya Mekanisme Kerja (SOP)
NO 1 2 3
: Penataan Administrasi : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : Tersedianya sarana dan prasarana barang inventaris dan ATK yang memadai untuk mendukung kegiatan-kegiatan kepengurusan. : Jemaat Imanuel Enrekang : Selama Tahun 2016 : Sekretaris / Pengurus PPGT JIE : Rp 1.000.000,00 : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : - Menggandakan/Melengkapi Administrasi Kesekretariatan PPGT JIE dan perbaikan sarana dan prasarana inventaris PPGT JIE. - Penggandaan Program Kerja Pengurus PPGT Tahun 2016, Penggandaan LPJ Panitia Natal PPGT JIE Tahun 2015.
URAIAN KEGIATAN Fotocopy Al a t Tul i s Ka ntor Pe ngga nda a n & Penji l i da n JUMLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
JUMLAH (Rp)
- 28
SATUAN (Rp)
VOLUME
JUMLAH (Rp)
250,00 200.000,00 15.000,00
500 l br 1 pkt 45 exa mp
125.000,00 200.000,00 675.000,00 1.000.000,00
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
B. Rapat Anggota, Pengurus dan Rapat yang lebih luas Nama Kegiatan : Rapat Anggota, Pengurus dan Rapat yang lebih luas Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : - Untuk mengevaluasi kinerja pengurus, menetapkan pokokpokok program, memilih pengurus, dan mengikuti rapat PPGT diluar jemaat. - Membentuk kepanitiaan dan melaporkan serta mempertanggungjawabkan hasil kegiatannya Tempat Pelaksanaan : Di dalam dan Luar Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Dikondisikan Pelaksana Program : Pengurus PPGT JIE Biaya : Rp 3.600.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : 1. Pengurus mengadakan Rapat antara lain: - Rapat Pengurus PPGT JIE - Rapat pembentukan Panitia Natal - Rapat Evaluasi dan Raker III rencana awal bulan November 2016. 2. Bagi yang ikut rapat yang lebih luas diberikan transport sesuai dengan jarak dan uang saku Rp 100.000,00 /hari. 3. Pengurus menghadiri rapat sesuai dengan undangan yang masuk ke pengurus. NO 1 2 3
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Kons ums i Rapat Tra ns port Ua ng Sa ku
VOLUME
600.000,00 3 keg 100.000,00 3 org x 3 keg 100.000,00 3 org x 1 hr x 3 keg JU MLAH
JUMLAH (Rp) 1.800.000,00 900.000,00 900.000,00 3.600.000,00
C. Pembayaran Iuran-iuran Nama Kegiatan : Pembayaran Iuran ke Klasis dan PP.PPGT e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 29
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Dasar / Landasan Tujuan / Target Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya Sumber Biaya Mekanisme Kerja (SOP)
NO 1 2
: Rapat Kerja II Pengurus PPGT Klasis Parepare : Menyelesaikan segala iuran yang di tetapkan oleh Pengurus Klasis dan PP PPGT. : Didalam / diluar jemaat : Selama Tahun 2016 : Bendahara/Pengurus PPGT JIE : Rp 550.000,00 : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : Membayar segala iuran pada akhir semester/tahun ke Bendahara Pengurus Klasis Parepare. SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Iura n Ke Kl a s i s Iura n ke PP PPGT
480.000,00 70.000,00 JUMLAH
D. Sensus Pemuda Nama Kegiatan Dasar / Landasan Tujuan / Target Tempat Pelaksanaan Waktu Pelaksanaan Pelaksana Program Biaya Sumber Biaya Mekanisme Kerja (SOP)
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
VOLUME 1 thn 1 thn
JUMLAH (Rp) 480.000,00 70.000,00 550.000,00
: Pendataan Anggota PPGT JIE : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : - Untuk mengetahui jumlah anggota PPGT JIE - Memiliki gambaran potensi, kekuatan dan kelemahan PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : Jemaat Imanuel Enrekang : Sepanjang tahun 2016 : Pengurus bekerjasama dengan BPM JIE : Rp 15.000,00 : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang : - Pengurus membagikan formulir pendataan kepada anggota PPGT untuk diisi selanjutnya dikembalikan kepada Pengurus/ Koordinator Kelompok setempat. - Membuat Laporan Bulanan keadaan PPGT JIE - Pengurus bekerjasama dengan BPM JIE dalam hal pengisian Papan Potensi Jemaat pada kolom/uraian PPGT JIE.
- 30
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Foto Copy
250,00 JUMLAH
E.
VOLUME 60 l br
JUMLAH (Rp) 15.000,00 15.000,00
Operasional Pengurus PPGT JIE Nama Kegiatan : Operasional Pengurus PPGT JIE Dasar / Landasan : Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tujuan / Target : - Agar informasi kegiatan PPGT tersampaikan dengan baik ke anggota masing-masing di kelompoknya. - Untuk mengoptimalkan pelaksanaan kegiatan-kegiatan kepengurusan. Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : Januari - Desember 2016 Pelaksana Program : Bendahara PPGT JIE Biaya : Rp. 2.540.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Meneruskan informasi kegiatan PPGT ke anggota dalam kelompok masing-masing. - Memberikan operasional kepada Pengurus Inti tiap awal bulan dan Koordinator Kelompok PPGT JIE di pertengahan tahun, sesuai daftar yang telah ditentukan. - Dalam hal rangkap jabatan, pemberian operasional hanya diberikan salah satu jabatannya (memilih salah satunya).
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 31
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
SATUAN (Rp)
NO
URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4 5 6 7
Ketua Wa ki l Ketua Sekreta ris Wa ki l Sekreta ri s Benda ha ra Wa ki l Bendaha ra koordi na tor Kel ompok 5 ora ng JUMLAH
30.000,00 20.000,00 30.000,00 20.000,00 50.000,00 20.000,00 100.000,00
VOLUME 12 bl n 12 bl n 12 bl n 12 bl n 12 bl n 12 bl n 5 Org x 1 Thn
JUMLAH (Rp) 360.000,00 240.000,00 360.000,00 240.000,00 600.000,00 240.000,00 500.000,00 2.540.000,00
F. Rapat Kerja II Pengurus PPGT Klasis Parepare Nama Kegiatan : Raker II Pengurus PPGT Klasis Parepare Dasar/ Landasan : Keputusan Raker I PPGT Klasis Parepare Tahun 2015 Tujuan / Target : - Mengevaluasi Kinerja Pengurus PPGT klasis Tahun 2015 - Menetapkan Program Kerja Pengurus Klasis Tahun 2016 Tempat Pelaksanaan : Jemaat Imanuel Enrekang Waktu Pelaksanaan : 28 Februari 2016 Pelaksana Program : Pengurus PPGT Klasis Parepare Biaya : Rp 1.270.000,00 Sumber Biaya : Kas Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Mekanisme Kerja (SOP) : - Pengurus PPGT Klasis bekerjasama dengan Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang selaku Jemaat Penghimpun pelaksanaan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Klasis Parepare. - Biaya dikeluarkan dari Pengurus PPGT JIE, sesuai hasil Raker I Pengurus PPGT Klasis Parepare. - Peserta Raker yaitu dari unsur BPK Parepare, BVK Parepare, BPM JIE serta Pengurus PPGT Jemaat se-Klasis Parepare. - Membahas dan mengevaluasi kegiatan Tahun 2015, serta menetapkan program kerja Pengurus PPGT Klasis Parepare Tahun 2016.
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 32
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
NO 1
SATUAN (Rp)
URAIAN KEGIATAN Kons ums i
1.270.000,00 JUMLAH
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 33
VOLUME 1 keg
JUMLAH (Rp) 1.270.000,00 1.270.000,00
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.037.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
PENETAPAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BEL ANJA PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG TAHUN 2016 Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang: Menimbang
: 1. Bahwa untuk mendapatkan dana dalam membiayai program kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, maka dipandang perlu menetapkan anggaran penerimaan tahun 2016. 2. Bahwa untuk menjadi pedoman dalam melakukan pembiayaan terhadap program, maka dipandang perlu menetapkan anggaran pengeluaran tahun 2016. 3. Bahwa hal tersebut perlu ditetapkan dalam satu keputusan
Mengingat
: 1. Pengakuan dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan : 1. Keputusan Nomor : 11.SK.032.PJ.IME.01.2016 tentang Susunan Acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang 2. Keputusan Nomor : 11.SK.036.PJ.IME.01.2016 tentang Penetapan Program Kerja Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang tahun 2016 3. Tanggapan dan saran atas konsep APB Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Tahun 2015. M E M U T U S K A N Menetapkan
:
Kesatu
: APB Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang tahun 2016 sebagaimana tercantum dalam lampiran keputusan ini.
Kedua
: Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan jika terdapat kekeliruan di dalamnya akan diperbaiki sebagaimana mestinya.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. Ketua Wakil Sekretaris e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 34
-
Hillery Stevi Loria
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Lampiran : Keputusan Rapat Kerja I Pengurus PPGT JIE Nomor : 11.SK.037.PJ.IME.01.2016 Tanggal : 28 Januari 2016 ANGGARAN PENDAPATAN DAN BEL ANJA PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG TAHUN 2016
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 35
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
NO
URA I A N
Volume
Satuan (Rp)
Target Pend apatan (Rp)
1
2
3
4
5
I
REKAPITULASI 1 Saldo per 1 Januari 2016
14.985.500,00 29.819.000,00
2 Pendapatan dari 1 Jan s.d 31 Des. 2016
29.819.000,00
3 Jumlah ( 1 + 2 )
44.804.500,00
3 Pengeluaran dari 1 Jan s.d 31 Des. 2016 4 Saldo per 31 Des 2016
29.260.000,00
29.260.000,00
(+/-) 559.000,00
15.544.500,00
II PENDAPATAN 1.
29.819.0 00,00
Persembahan Ibadah (Kolekte)
40 kali
162.500,00
6.500.000,00
200.000,00
6.000.000,00
3350 nomor
1.000,00
3.350.000,00
4. Lelang - Lelang
40 kali
15.000,00
600.000,00
5. Donatur / Persembahan Insidentil
10 donasi
280.000,00
2.800.000,00
2. Persembahan Syukur Anggota
30 orang
3. Arisan
6. Aksi-Aksi
2 keg
750.000,00
1.500.000,00
7. Saldo Panitia
2 keg
1.384.500,00
2.769.000,00
8. Subsidi dari BPM JIE
1 kali
2.000.000,00
2.000.000,00
9
1 kali
500.000,00
500.000,00
9 kaos
100.000,00
900.000,00
72.500,00
2.900.000,00
Subsidi dari PKBGT JIE
10. Penjualan Baju Kaos PPGT 11. Kotak dan Lelang Panitia
40 kali
III PENGELUARAN 1
29.260.000,00
BIDANG PERSEKUTUAN DAN PEMBINAAN A.
9.555.000,00
Ibad ah 1. Kebaktian PPGT
40 kali
26.250,00
1.050.000,00
2. Ibadah Menghadapi US,UN & Ujian Semester
3 kali
350.000,00
1.050.000,00
3. Perayaan Paskah oleh PPGT Jemaat Sudiang
1 keg
1.500.000,00
1.500.000,00
4. Kamp Paskah
1 keg
2.000.000,00
2.000.000,00
5. Perayaan Natal & HUT PPGT ke-54
1 keg
2.000.000,00
2.000.000,00
6. Ibadah Bulanan Bersama
2 keg
500.000,00
1.000.000,00
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 36
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
1
2
3
4
5
B. Pembinaan 1. Pengadaan Buku Pelayanan
5 buku
31.000,00
155.000,00
2. Pembinaan Anggota PPGT
1 keg
500.000,00
500.000,00
3. Perlawatan / Perkunjungan
3 org
100.000,00
300.000,00
2 BIDANG KESAKSIAN, MINAT DAN BAKAT
7.730.000,00
A. Kesaksian 1. Perkunjungan Anggota yang sakit
15 org
100.000,00
1.500.000,00
2. Perkunjungan Anggota yang menikah
5 org
300.000,00
1.500.000,00
3. Perkunjungan Anggota yang pindah dan datang
2 kel
300.000,00
600.000,00
4. Perkunjungan Anggota/Keluarga anggota yg meninggal
4 keg
287.500,00
1.150.000,00
5. Pelayanan Sosial Kemasyarakatan
1 keg
1.700.000,00
1.700.000,00
40 keg
22.500,00
900.000,00
2. Kegiatan dalam Gambar
1 pkt
320.000,00
320.000,00
3. Olahraga Tenis Meja
2 dos
30.000,00
60.000,00
B. Minat dan Bakat 1. Membawakan Paduan Suara dan Vocal Group
3 BIDANG UMUM, DAYA DAN DANA
2.900.000,00
A. Usaha Dana / Pencarian Dana
1 keg
500.000,00
500.000,00
B. Kerja Bakti Sosial
4 keg
100.000,00
400.000,00
C. Partisipasi ke Panitia Pembangunan Gedung Gereja
1 kali
2.000.000,00
2.000.000,00
4 KESEKRETARIATAN A. Administrasi
8.975.000,00 1 thn
1.000.000,00
1.000.000,00
B. Rapat Anggota, Pengurus dan Rapat yang lebih luas
5 keg
720.000,00
3.600.000,00
C. Iuran-iuran
1 thn
550.000,00
550.000,00
D. Sensus Pemuda
1 thn
15.000,00
15.000,00
E. Operasional Pengurus PPGT JIE
1 thn
2.540.000,00
2.540.000,00
F. Raker II Pengurus PPGT Klasis Parepare
1 keg
1.270.000,00
1.270.000,00
100.000,00
100.000,00
5 Pengeluaran Lain-lain
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
- 37
-
1 keg
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
KEPUTUSAN RAPAT KERJA I I PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREKANG
No. 11.SK.038.PJ.IME.01.2016 T e n t a n g
PENUTUPAN RAPAT KERJA II PENGURUS PPGT JEMA AT IMANUEL ENREK ANG PERIODE 2015 – 2017
Dengan pertolongan Allah Bapa, Anak dan Roh Kudus, Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang, setelah : Menimbang
: 1. bahwa dengan selesainya semua acara Rapat maka Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang telah selesai. 2. bahwa hal tersebut perlu ditetapkan dalam satu keputusan.
Mengingat
: 1. Pengakuan Iman Gereja Toraja dan Tata Gereja Gereja Toraja 2. Anggaran Dasar PPGT pasal 10 tentang Alat Kelengkapan Organisasi 3. Anggaran Rumah Tangga PPGT pasal 15 ayat 1 tentang Tingkat Keputusan Organisasi.
Memperhatikan : 1. Keputusan Nomor : 11.SK.032.PJ.IME.01.2016 tentang Susunan Acara Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang M E M U T U S K A N Menetapkan
:
Kesatu
:
Menutup Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang tahun 2016 dalam nama Allah Bapa, Anak, dan Roh Kudus
Kedua
:
Menyerahkan semua keputusan kepada pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang Periode 2015-2017 untuk melaksanakannya.
Ketiga
:
Mengucapkan terima kasih kepada semua peserta rapat atas kebersamaan dalam melayani Yesus Kristus, Tuhan kita.
Keempat
:
Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkannya.
Ditetapkan di : Enrekang Pada tanggal : 28 Januari 2016
Pimpinan Rapat Kerja II Pengurus PPGT Jemaat Imanuel Enrekang
Sandrianto Mamba Ari, S.Sos. e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
Hillery Stevi Loria - 38
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE
Keputusan Raker II Pengurus PPGT JIE 2016
Ketua
e-mail : ppgt_jie@ymail.com twitter : @PPGT_JIE
Wakil Sekretaris
- 39
-
Facebook/Group : Ppgt Jemaat Imanuel Enrekang / PPGT JIE