LAST MINUTES
Penguasa Atap KA Lempari Stasiun
THE BEST OF JAVA NEWSPAPER INDONESIA PRINT MEDIA AWARD
DEPOK - Lantaran diminta turun dari atap KRL ekonomi, penumpang malah mengamuk dan merusak sedikitnya tiga stasiun di lintas Depok-Bogor, Senin (8/4) malam.(kompas.com)
SELASA, 9 APRIL 2013
(IPMA) 2013
NO. 149 TAHUN XXVI TERBIT
24 HALAMAN
HARGA HARGA LANGGANAN: Rp 29.000/BULAN ● BERLANGGANAN/PENGADUAN/SIRKULASI:
(031) 8479 555
ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA
Rp 1.000 (031) 8419 000
Banjir Paksa Warga Tinggal di Genting KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA
Masih 2-3 Minggu Lagi HUJAN disertai angin kencang dan puting beliung masih akan terjadi di Jatim. Itu tak lepas dari kondisi cuaca yang masuk masa transisi atau pancaroba hingga dua atau tiga minggu lagi. Kasi Data dan Informasi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda, Agus Tri Suhono menjelaskan, sebelum masuk musim kemarau, Jatim
STORYHIGHLIGHTS ■ Di Sampang, banjir menelan 1 korban jiwa. Bahkan ada 2 warga lagi dikabarkan tewas terseret arus deras banjir. ■ Sebanyak 125 napi dengan tangan terborgol terpaksa dievakuasi ke Mapolres Sampang dan Lapas Pamekasan. ■ Di Ngawi, sekitar 8.000 rumah terendam banjir sejak Minggu (7/4) malam hingga Senin (8/4). ■ Di Tuban, banjir bandang tewaskan seorang warga.
■ Luberan Air di Sampang Meluas
Berharap Mukjizat Drogba
sekolah terendam banjir. "Banjir mulai masuk kota sejak tadi (Senin) pagi," kata seorang warga, Sodikin. Sedikitnya tiga kelurahan dan lima desa di Kecamatan Kota terendam air setinggi 1,5 hingga 2 meter. Akibat banjir ini, satu orang tewas terseret derasnya air. Korban tewas wanita paruh baya, warga Desa Polagan, Kecamatan Kota yang belum diketahui indentitasnya. “Kami menerima laporan seo-
Stadion: Türk Telekom Arena, Istanbul Wasit: Stéphane Lannoy (Perancis) 25 Muslera 27 Eboué 26 Kaya 5 Zan 4 Altintop
10 Melo
11 Riera 8 Inan
KALAH 0-3 pada leg pertama, Galatasaray berha14 Sneijder rap mukjizat dari seo12 Drogba 19 Bulut rang Didier Drogba 9 Benzema ketika menjamu Real Madrid 7 Ronaldo 22 Di María pada leg kedua 10 Oezil perempatfinal 6 Khedira 19 Modric Liga Champions di Turk 41 López Telecom Arena, Istanbul, Turki, 5 Coentrao 3 Pepe 2 Varane 17 Arbeloa Rabu (10/4). TanWesley Sneijder Cristiano Ronaldo pa pendamping Didier Drogba Michael Essien sepadan di lini deCadangan: 67 Iscan, 53 Amrabat, 22 Balta, 35 Cadangan: 1 Casillas, 12 Marcelo, 18 Albiol, pan, Drogba menjadi Kurtulus, 7 Aydin Yilmaz, 55 Sarioglu, 9 15 Essien, 21 Callejon, 20 Higuaín, 29 Morata tumpuan Galatasaray Elmander Absen: Burak Yilmaz, Nounkeu Absen: Alonso, Ramos (sanksi), Kaka ■ KE HALAMAN 7
(sanksi) Pelatih: Fatih Terim
(cedera) Pelatih: Jose Mourinho
rang warga tewas terseret arus. Namun kami belum mendapatkan nama korban,” kata Malik Amrullah, Kepala Dinas Kesejahteraan Sosial (Kesos) Pemkab Sampang. Bahkan Senin sore dikabarkan dua warga lagi tewas saat terjadi banjir bandang akibat meluapnya Sungai Kali Kemuning. Dari informasi warga, korban tewas itu Faruk (17), asal Dusun ■ KE HALAMAN 7
PONOROGO, SURYA Pemprov Jatim membangun jembatan bailey (jembatan penghubung berangka besi) untuk menyambung akses jalur utama Ponorogo-Pacitan yang putus menyusul ambruknya jembatan Plapar di Dusun Plapar, Desa Caluk, Kecamatan Slahung, Kabupaten Ponorogo. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Bina Marga Jatim, Dachlan mengatakan, material jembatan bailey yang akan dibangun sudah mulai dikirim dari Surabaya pada hari Senin (8/4). Panjangnya 50 meter dengan lebar 3 meter. “Setelah material sampai di
SURYA/DIDIK MASHUDI
join facebook.com/suryaonline
surabaya.tribunnews.com
Bagaimana penanganan korban banjir di Jatim?
KLIK
lokasi, jembatan bailey akan langsung dikerjakan oleh petugas. Ini kondisi darurat, sehingga pemasangannya harus jadi prioritas,” ujarnya. Dachlan memperkirakan paling cepat, pemasangan jembatan bailey di Plapar baru rampung dalam waktu 10 hari. Itu karena petugas masih harus menunggu pembersihan puing-puing sisa ambruknya jembatan lama. Selama waktu pengerjaan, untuk menuju wilayah Ponorogo-Pacitan atau sebaliknya, masyarakat harus
KIWIL-LINA
Tiru Saipul Jamil-Dewi Perssik
G
OSIP pernikahan Kiwil dan Lina Marlina berhembus kencang tatkala foto keduanya mengenakan busana pengantin beredar luas di internet. Sejak itu, muncul spekulasi keduanya telah melangsungkan pernikahan. Menurut komedian yang beken mengikuti cara bicara KH Zainudin Mz itu, foto pernikahan tersebut merupakan unsur ketidaksengajaan. Berawal dari munculnya ide untuk mengikuti foto-foto yang dibikin oleh Saipul Jamil dan Dewi Perssik alias Depe beberapa waktu silam. “Kami mencoba, kalau mereka ganteng dan cantik. Kami si cantik dan si buruk rupa, kalau foto itu kelihatan banget,” ucapnya saat dihubungi wartawan via telepon, Senin (8/4). Namun, ia tak menyangka gosip tersebut kemudian menjadi sorotan media massa. Bahkan berkembang opini publik yang menyebutkan ■ KE HALAMAN 7
■ KE HALAMAN 7 KAPANLAGI
Harga BBM Naik Akan Ada Kompensasi
seperti rojolele, mentik susu, pandan wangi, dan padi hitam, yang dikembangkan Gubuk Lazaris melimpah. Romo Hardo sengaja memilih padi varietas lokal, sebas meski usia lebih lama, beras yang dihasilkan lebih tahan lama. Padi hitam yang batangnya mirip padi gogo tumbuh subur dengan bulir
JAKARTA, SURYA - Subsidi bahan bakar minyak (BBM) sudah pasti akan dikurangi. Pemerintah tinggal memilih opsi paling tepat. Penegasan itu disampaikan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), pada pembukaan musyawarah nasional Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) ke-IX di Jakarta, Senin (8/4). Namun, SBY mengatakan, masih dipertimbangkan apakah kenaikan harga BBM itu dipukul rata atau hanya untuk masyarakat yang tidak patut menikmati subsidi. Opsi lain, menjual varian BBM baru, premix (RON 90). "Poin saya, orang miskin harus dilindungi, tetapi
■ KE HALAMAN 7
■ KE HALAMAN 7
Pertanian organik Gubug Lazaris mengandalkan pupuk kandang dari tletong (kotoran sapi) yang telah didaur ulang lewat cacing. Feses sapi dikumpulkan dalam septictank lalu dikeringkan sebelum dipakai makanan cacing pemakan tletong. Kotoran cacing inilah yang dipakai sebagai pupuk.
TANAMAN ORGANIK - Romo Hardo saat berada di Green House Pertanian Organik yang sedang dikembangkannya.
surya.co.id
■ Warga Sujud Syukur Tak Jadi Korban
Ciptakan Pupuk Organik Bekas Kotoran Cacing
P
BANJIR MADURA - Warga melintasi luapan air di Kota Sampang, Madura, Senin (8/4). Ketinggaian air banjir di Kota Sampang mencapai 2 meter. Foto kanan: Warga tetap beraktivitas meski banjir.
Jalur Ponorogo-Pacitan Baru Pulih 10 Hari Lagi
Jalan Berliku Romo Hardo Bertani Organik (2-Habis)
UPUK kotoran cacing inilah yang akhirnya diberi nama kascing atau bekas kotoran cacing. Kualitas pupuk ini tak kalah dengan pupuk kimia dalam memberikan nutrisi bagi tanaman padi dan sayuran organik. Pupuk kascing membuahkan hasil hasil panen yang bagus serta tidak merusak kesuburan tanah. Dengan pupuk ini, hasil panen padi varietas lokal
■ KE HALAMAN 7
SURYA/MUCHSIN
■ Banjir Juga Landa Bojonegoro-Ngawi-Madiun SAMPANG, SURYA - Banjir besar kembali melanda beberapa wilayah di Jatim, Senin (8/4), antara lain Sampang, Bojonegoro, Tuban, Ngawi, dan Madiun. Dari beberapa wilayah itu, banjir terparah melanda Kabupaten Sampang, Madura, akibat Sungai Kali Kemuning meluap setelah sebelumnya hujan dua hari berturut-turut di hulu sungai. Ribuan rumah warga di sepanjang aliran Sungai Kali Kemuning dan sejumlah gedung
memang masuk masa pancaroba. Pada kondisi ini, intensitas hujan masih akan terjadi tetapi tak bisa diprediksi. "Intensitas hujan masih ada tapi durasinya tidak lama dan tidak menentu. Ini berbeda dengan musim hujan, yang bisa diprediksi hujannya," jelas Agus Tri Suhono
follow @portalsurya
ROAD TO ELECTION
SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
|
SBY Siapkan Konvensi Capres ■ Upaya Menaikkan Elektabilitas Demokrat JAKARTA, SURYA- Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono mewacanakan digelarnya konvensi untuk menentukan calon presiden (capres) 2014. Wacana itu dikeluarkan SBY. Sekretaris Majelis Tinggi Partai Demokrat Jero Wacik menjelaskan, mekanisme konvensi itu diyakini bisa membantu mendongkrak elektabilitas partai yang terus merosot dalam setahun terakhir. Jero mengatakan, usulan konvensi ini tiba-tiba saja dilontarkan SBY saat membahas namanama calon wakil ketua umum. Mekanisme konvensi itu sendiri belum diatur dalam AD/ ART maupun peraturan Demokrat lainnya. Kongres luar biasa (KLB) di Bali 30 Maret lalu, juga sama sekali tidak menyinggung. Ketua DPP Partai Demokrat Agus Hermanto menuturkan, soal petunjuk pelaksanaan (juklak) dan petunjuk teknis (juknis) bisa dibahas kemudian. “Itu pasti akan dibicarakan dengan seluruh kader, lalu Pak SBY yang nanti menentukan
karena beliau ketua umum,” jelas Ketua Komisi X DPR RI ini. Model konvensi ini pernah dipopulerkan Partai Golongan Karya (Golkar) menjelang Pemilu 2004 silam. Menanggapi itu, Ketua DPP Demokrat Andi Nurpati, buruburu menyatakan konvensi Demokrat akan berbeda dengan Golkar. “Konvensi ala Demokrat tidak seperti konvensi partai lain. Konvensi PD akan menjaring capres pilihan atau aspirasi masyarakat secara langsung. Jadi bukan via internal PD,” kata Andi, Senin (8/4). Beda dengan Golkar
Andi Nurpati lalu memberikan gambaran umum pelaksnaan konvensi. Menurutnya konvensi itu merupakan seleksi awal untuk menjaring bakal capres. Para figur peserta konvensi akan dipilih langsung oleh masyarakat. “Selanjutnya Majelis Tinggi PD memutuskan siapa (capres hasil konvensi) yang akan diusung mengikuti pilpres,” tuturnya.
Andi Nurpati menegaskan, PD sengaja memilih konvensi versi rakyat guna menghindari unsur politik uang di internal Demokrat. Selain itu. kata Andi, partainya membutuhkan figur pemimpin l yang bisa diterima mayoritas masyarakat. “Karena itu, PD mengajak publik ikut menyampaikan aspirasi bakal capres yang diinginkan,” tukasnya. Wacana konvensi capres itu mendapat pujian Mahfud MD, mantan ketua Mahkamah Konstitusi yang diwacanakan maju Capres 2014. “Langkah tersebut merupakan sikap cerdas menaikkan kembali kepercayaan publik terhadap Demokrat,” katanya melalu email, Senin (8/4) kemarin. Menurut Mahfud, statemen itu sama sekali tak terkait dengan rencananya maju dalam pilpres. “Saya hanya melihat bahwa sikap SBY itu bermanfaat bagi rakyat Indonesia terutama bagi penafsiran konstitusi secara fair,” katanya. (tribunnews.com/kompas.com/ant)
PENYELAMATAN DEMOKRAT ALA SBY Selama tahun 2013
8 Feb Ambil alih tugas Ketua Umum Anas Urbaningrum
23 Maret Ajak Yenny Wahid bergabung
30 Maret � Menggelar KLB � Bersedia Jadi Ketua Umum � Tambah struktur Ketua Harian
31 Maret Tambah struktur Dua Wakil Ketua Umum
7 April Wacanakan konvensi capres grafis: surya/rendra
Dua Loyalis Anas Nyaleg di Luar
surya/dok
surya/dok
I Made Pasek Suardika
Sudewo
Ketua Satuan Tugas Pencalegan Partai Demokrat Suaidy Marasabessy menyatakan, sebanyak 12 legislator Demokrat absen dalam pencalegan untuk Pemilu 2014. “Mereka tidak mengembalikan formulir pendaftaran,” kata Suaidy, Senin (8/4) kemarin. Di antara legislator yang ab-
sen adalah I Made Pasek Suardika dan Sudewo. Dua politisi ini dikenal sebagai loyalis mantan Ketua Umum Demokrat, Anas Urbaningrum. Pasek saat ini menjadi Ketua Komisi III DPR. Pada kongres luar biasa (KLB) di Bali 30 maret lalu, Pasek banyak menghabis-
kan waktu di luar arena untuk menemani jalan-jalan Anas, yang tidak diundang panitia. Meski tidak mendaftar caleg Demokrat, Pasek tetap ingin menjadi politisi di Senaya. Kali ini, ia memilih jalur independen, yaitu Dewan Perwakilan Daerah (DPD). Sementara koleganya, Sudewo memilih hengkang dari Demokrat dan menjadi caleg lewat Partai Gerindra. Pasek saat dikonfirmasi, mengaku tengah fokus mengurus orangtuanya yang sedang dirawat di rumah sakit. Ia pun mengaku tak sempat lagi mengurus persyaratan yang sangat banyak di internal Partai Demokrat. “Saya tidak sempat urus surat-surat syarat di internal PD yang sangat banyak, melebihi syarat di UU Pemilu. Politik nomor dua, mengabdi pada Ibu dulu. Biarlah kader lain yang melanjutkan di DPR. Banyak kok kader lain yang bagus-bagus,” kata Pasek. (kompas.com/tmp)
surya/sutono
SAFARI - Ketua Umum DPP PPP, Suryadharma Ali (kanan) menuju balai Desa Watugaluh Jombang untuk bertemu dengan para petani, Senin (8/4)
Suryadharma Lanjutkan Gerilya di Jombang JOMBANG, surya - Ketua Umum DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Suryadharma Ali melanjutkan gerilya di Jatim. Sehari setelah bertemu ribuan ribuan warga Surabaya lewat acara jalan sehat, Menteri Agama RI melanjutkan gerilyanya di Jombang, Senin (8/4). Di wilayah kawasan santri ini, pria yang biasa dipanggil SDA tersebut bertemu ribuan petani, yang sedang panen raya. Acara dipusatkan di Balai Desa Watugaluh. Dalam kesempatan
itu, SDA memberikan bantuan berupa mesin traktor untuk petani yang tergabung dalam Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan). Dalam kesempatan itu, Suryadharma Ali mengumumkan berdirinya kelompok tani binaan PPP, dengan namaPaguyuban Petani Penyangga Ketahanan Pangan Indonesia. “Disingkat P3KPI dan diketuai Mas Romahurmuzy (Sekjen DPP PPP),” katanya. Sejumlah petinggi partai berlambang
ka’bah ikut menemani. Di antaranya, Sekjen DPP PPP Romahurmuziy. Tampak juga jago PPP untuk Pemilihan Bupati (Pilbup) Jombang, pasangan Nyono Suharli-Hj Mundjidah. SDA berharap bisa mendulang minimal 15 persen kursi di Jatim, yang merupakan basis nahdliyyin. Target ini cukup fantastis dibandingkan hasil Pemilu 2009 lalu. Saat itu, PPP hanya mampu mendapatkan empat kursi dari total 100 kursi DPRD Jatim. (uto)
Hari Ini Pendaftaran Caleg Dimulai
ANTARA/SAPTON
ILMU TUA - Mantan Wapres Jusuf Kalla (kiri) menerima penjelasan isi buku kesehatan terbitan zamanOsmani abad ke-16 ketika mengunjungi Universitas Fatih, Istanbul, Turki, Senin (8/4). Jusuf Kalla menjadi pembicara tunggal tentang perdamaian di Asia Tenggara.
Tiga Cagub Kehilangan Ijazah MATARAM, surya - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) NTB memanggil tiga calon gubernur yang mengaku kehilangan ijazah Sekolah Dasar (SD). Ketiganya mendaftar ke KPU menggunakan surat keterangan ijazah hilang. “Pemanggilan kami lakukan karena ada pengaduan masyarakat dan mempertanyakan kebenaran kehilangan ijazah SD itu,” kata Ketua Divisi Pengawasan dan Hubungan Antarlembaga Bawaslu NTB Bambang Karyono di Mataram, Senin (8/4). Ketiga calon gubernur itu TGH M Zainul Majdi (Gubernur NTB periode 2008-2013), Harun Al Rasyid (Gubernur NTB periode 1998-2003), dan DR KH Zulkifli Muhadli (Bupati Sumbawa Barat dua periode sejak 2005-2015). Ada delapan pasangan yang mendaftar pilgub ke KPU
NTB. Namun tiga cagub tidak dapat menunjukkan ijazah SD sehingga menggunakan surat keterangan hilang. Bahkan, TGH M Zainul Majdi, yang merupakan cagub incumbent tidak dapat menunjukkan ijazah SD dan SMP. Bambang mengatakan, Bawaslu NTB berupaya memanggil ketiga cagub itu untuk memberikan klarifikasi. Bambang menambahkan, sebelum melayangkan surat panggilan, pihaknya telah menerjunkan tim investigasi. Tim pertama diterjunkan di SD 5 Raba, Kabupaten Bima, terkait kehilangan ijazah Harun Al Rasyid. Tim kedua ke SD di Kabupaten Sumbawa Barat, terkait ijazah milik KH Zulkifli Muhadli. Lalu tim ketiga ke SD dan SMP di Kabupaten Lombok Timur terkait ijazah milik TGH M Zainul Majdi. (ant)
join facebook.com/suryaonline
JAKARTA, surya - Mulai Selasa (9/4) hari ini, Komisi Pemilihan Umum (KPU) secara serentak membuka pendaftaran calon legislatif (caleg) Pemilu 2014. Pendaftaran dibuka dua minggu, hingga 22 April 2013 mendatang. Meski ada waktu dua pekan untuk mendaftar, namun partai tidak diperbolehkan mendaftarkan caleg dengan cara menyicil. Maksudnya, berkas dan namanama caleg tidak boleh dikirim secara bertahap. "Seluruh daftar caleg harus diserahan sekaligus atau satu kali. Jadi daftarnya sekali saja, jangan dicicil,” kata komisioner KPU, Ida Budhiati, di kantornya, Senin, 8 April 2013. Ida menjelaskan meja pendaftaran bakal calon legislatif akan dibuka mulai pukul 08.00 hingga pukul 16.00 di semua kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), mulai KPU Pusat, KPU Provinsi, hingga KPU kota/kabupaten. Seluruh partai peserta pemilu bisa menyerahkan berkas daftar calon legislatif, mulai dari tingkat nasional hingga kabupaten dan kota. Namun hingga sore kemarin,
, menurut komisioner lain Ferry Kurnia Rizkiyansyah, belum ada satu pun partai politik yang konfirmasi akan menyerahkan berkas pada hari pertama pembukaan pendaftaran. Tradisi tahun-tahun sebelumnya, kebanyak parpol baru menyerahkan daftar caleg justru pada hari-hari menjelang penutupan. Dihubungi terpisah, anggota Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Keadilan Sejahtera Dono Pratomo mengatakan partainya sudah tuntas menyusun daftar calon legislatif di setiap tingkatan. Rencananya, berkas bakal caleg diserahkan pada hari pertama pendaftaran. “Tingkat kabupaten, kota, dan provinsi sudah selesai pekan lalu. Nasional selesai Ahad kemarin,” kata dia. Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai Amanat Nasional Viva Yoga Mauladi mengatakan partainya baru akan menyerahkan daftar calon legislatif pekan depan. PAN masih menyaring bakal calon legislatif yang mengembalikan formulir ke partainya. “Tanggal 15 kami daftarkan,”kata Viva . (tmp/tribunnews.com)
���������� ����������������������������������������������������������������� ���������������������������������������������������������������� ���������������������������������������������������������������� ������������������������������������������������������������ ������������������������������������������������������������� ������������������������������������������������������������� �������������������������������������������������������������� ���������������������������������������������������� ���������������������� ����������������������� ��� ������� �����������������������
follow @portalsurya
Surya Biz
KANDIDAT KETUA UMUM APINDO SIAP TEMPUR
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
HALAMAN 3
|
|
Beberapa pengusaha muda untuk menempati posisi Ketua Umum Apindo periode 2013-2018, mulai disiapkan. Dari sejumlah nama beredar, ada dua nama yang siap bertempur menjadi Ketum Apindo, sebut saja, Chris Kanter dan Haryadi Sukamdani. SOFJAN WANANDI
KETUA UMUM ASOSIASI PENGUSAHA INDONESIA (APINDO)
SELASA, 9 APRIL 2013
Rencana Bangun Pabrik LED di Jatim ■ PT SEES Gandeng ITS untuk Pembuatan Lampu
KERJA SAMA - Presiden Direktur PT SEES, Nizar Rachman (kiri) dan Pembantu Rektor IV ITS, Darminto (kanan), usai menandatangani perjanian kerja sama untuk penelitian lampu LED, di Surabaya, Senin (8/4).
SURABAYA, SURYA - Tidak lama lagi, pabrik pembuatan lampu LED (Light Emitting Diode) bakal berdiri di Jatim. Ancang-ancang ini diutarakan PT Surya Energy Solution (SEES) yang menjalin kerja sama dengan Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya, untuk jangka waktu lima tahun ke depan. Direktur PT SEES, Ir Nizar Rachman mengatakan, perjanjian kerja sama dengan ITS meliputi penelitian teknologi serta proses pembuatan lampu LED di Indonesia. Harapannya, setelah proses penelitian tuntas, SEES akan membangun pabrik sendiri di Indonesia. “Sejak beroperasi pada 2009 hingga kini, SEES masih bergerak dalam industri perakitan lampu LED. Perakitan dilakukan terhadap komponen-komponen yang diimpor dari luar negeri,” ujar Nizar, usai penandatanganan kerja sama di ruang Rektorat ITS, Senin (8/4) siang.
Untuk kerja sama yang berlaku lima tahun itu, Nizar mengatakan, pelaksanaannya dilakukan secara bertahap. Tahap awal, ITS diharapkan mulai melakukan penyerapan teknologi LED. “Karena yang saya tahu, belum ada kerja sama dengan ITS yang fokus ke LED. Saya ingin ITS bisa menyerap teknologi ini,” katanya. Langkah selanjutnya, bagaimana menerapkan produksi LED di Indonesia. Lalu, bagaimana memberikan training pada para pelajar SMK yang diharapkan bisa menjadi tenaga perakit yang baik. “Sampai akhirnya bisa menguasai supply chain dari ujung ke ujung,” tambahnya. Terkait rencana pembangunan pabrik, Nizar mengatakan, hal itu kemungkinan baru bisa dimulai dua atau tiga tahun lagi setelah hasil penelitian muncul. Untuk investasinya, PT SEES menyediakan anggaran kurang lebih 10 juta dolar AS (sekitar Rp 98 miliar).
“Memang belum bisa dipastikan di mana lokasinya nanti. Idealnya di Surabaya karena lebih dekat dengan ITS,” papar dia. Pembantu Rektor IV ITS, Darminto mengatakan, selama ini ITS memiliki banyak penelitian seputar lampu LED yang dibuat para dosen maupun mahasiswa, namun sama sekali belum diterapkan untuk produksi. Ia belum menyebutkan rencana untuk menindaklanjuti kerja sama itu, serta siapa saja yang akan dilibatkan. “Sudah ada gambaran, tetapi pelaksanaan akan kami bicarakan lagi,” katanya. Hingga saat ini, produk-produk SEES bukan hanya lampu LED. Total produksinya kisaran 50.000 hingga 70.000 lampu LED per bulan. "Proses perakitannya, perusahaan telah menggandeng sejumlah SMK. Kami ingin menggandeng SMK-SMK lain di seluruh Indonesia,” katanya. (ben)
SURYA/EBEN HAEZER PANCA P
Peluang Terbuka bagi SDM Tekstil
Promo Menarik Target Penjualan 290 Unit Sepekan
■ Industri di Jatim 'Terpaksa' Pakai Pekerja Asing SURABAYA, SURYA - Industri pertekstilan Jatim kekurangan tenaga kerja terampil di bidang pertekstilan. Kekurangan dari sisi SDM ini seolah melengkapi kesulitan yang dirasakan pelaku usaha pertekstilan yang terhimpit masalah kenaikan biaya energi, UMK dan keamanan. Ketua Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) Jatim, Sherlina Kawilarang mengatakan, industri tekstil di Jatim masih kesulitan mendapat tenaga kerja terampil. Kebutuhan tenaga kerja di industri ini kebanyakan hanya diisi oleh pekerja dengan kemampuan umum atau hanya lulusan SMA. “Memang ada tenaga dengan pendidikan Teknik Industri atau yang lain, tetapi mereka tentunya belum bisa ditempatkan di pos-pos seperti di bagian produksi atau quality control,” ujar Sherlina, usai Musyawah Provinsi API Jatim, Senin (8/4). Perempuan yang baru terpilih lagi menjadi Ketua API Jatim itu menyebut, tenaga kerja dengan keterampilan khusus tekstil sangat dibutuhkan. Dalam sebuah perusahaan industri tekstil minimal 25 persennya adalah SDM dengan pengetahuan tekstil yang memadai. Sayangnya, kebutuhan itu belum bisa dipenuhi di Jatim. Saat ini, API Jatim memiliki anggota 31 perusahaan pertek-
STORYHIGHLIGHTS ■ Sebuah industri tekstil minimal 25% SDM-nya memiliki keterampilan khusus ■ API Jatim beranggotakan 31 perusahaan, yang masing-masing industri mengoperasikan minimal 20-30 mesin ■ Satu mesin setidaknya dijalankan oleh satu orang
stilan. Jika dihitung secara minimal, sebuah industri tekstil setidaknya memiliki 20 atau 30 mesin. Mesin-mesin ini idealnya diawasi atau dijalankan oleh mereka yang punya pengetahuan tentang tekstil. "Kalau satu mesin perlu satu orang dan setiap perusahaan minimal punya 30 mesin, setidaknya butuh 90-an tenaga kerja yang menguasai pertekstilan," jelas Sherlina. Karena tidak ada tenaga kerja yang memiliki keahlian di bidang tekstil, banyak perusahaan di Jatim yang akhirnya mendatangkan dari luar negeri. “Kebanyakan memang pekerja asing, karena kalau kami minta ke STTT (Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil) di Bandung,
pasti tidak pernah kebagian. Lulusan sekolah di sana sudah habis dipesan oleh perusahaan di Jabar saja,” terangnyaa. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Jatim, Budi Setiawan membenarkan jika kebutuhan tenaga kerja untuk industri tekstil cukup tinggi. "Industri tekstil masih punya peran strategis, meski sekarang baru rotasi pabrik tekstil tapi sebagai industri padat karya elastisitas dan penyerapan tenaga kerjanya masih tinggi,” ujar Budi, saat dihubungi Senin (8/4). Ia menambahkan, sebagai industri padat karya yang peka pada UMK, saat ini pihaknya banyak mengarahkan industri tekstil untuk mengisi daerah di kawasan ring dua atau ring tiga. Sedangkan mengatasi minimnya tenaga kerja ini, ia berharap ada kerja sama antara API dengan pemerintah untuk mencari solusi bersama. “Produksi tekstil Jatim cukup besar, salah satu industri yang produksinya terbesar, meski belum sebesar Jateng,” imbuhnya. Tahun ini, kenaikan ekspor tekstil nasional diperkirakan sebesar 9 persen. Sementara tahun lalu, kenaikan nilai ekspor tekstil di Jatim hanya 3,76 persen dari 475,19 juta dolar AS atau sekitar Rp 4,60 triliun di 2011 menjadi 493,05 dolar AS atau sekitar Rp 4,78 triliun. (rey)
Kuliah Tekstil dan Pelatihan Garmen Gratis SEBAGAI upaya memenuhi kebutuhan tenaga terampil di bidang pertekstilan, API Jatim akhirnya mewujudkan penyelenggaraan sekolah pertesktilan di Surabaya. Melalui dukungan penuh Kementerian Perindustrian, Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil di Surabaya bakal mulai beroperasi tahun ini. Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil (STTT) yang berada di Balai Diklat Industri Regional 5, Jl Gayung Kebonsari Dalam Surabaya, memulai perkuliahan sejak Januari 2013. Sekolah pertekstilan jenjang D1 itu saat ini membina 30 mahasiswa baru. Mayoritas mahasiswa STTT Surabaya adalah fresh graduate dari SMA. Ketua API Jatim, Sherlina Kawilarang menyatakan, biaya kuliah 30 mahasiswa untuk angkatan pertama STTT digratiskan. “Biaya kuliah sebenarnya Rp 1 juta per bulan per mahasiswa, tapi biaya itu sudah ditanggung kementerian,’ ujarnya. Meski cuma D1, lulusannya
SURYA/SUGIHARTO
MINIM - Gerai tekstil di Surabaya. Saat ini, Jatim masih membutuhkan banyak tenaga kerja yang paham tentang pertekstilan. pasti langsung terserap, satu pabrik itu minimal butuh lima orang. Ia berharap, tahun depan kementerian bisa menambah kuota untuk biaya mahasiswa angkatan kedua. Selain STTT, API dan BDI Regional 5 Surabaya juga membuka pelatihan garmen untuk tingkat dasar, menengah dan mahir. Pela-
join facebook.com/suryaonline
tihan ini terbuka bagi masyarakat luas dan gratis. Setiap tingkatan, terbuka bagi 150 peserta. “Siapa saja boleh ikut pelatihan, meski nanti tidak bekerja di industri, peserta bisa membuat lapangan kerja sendiri,” terang Sherlina. Pelatihan garmen, dilakukan selama sebulan secara intensif.(rey)
SURYA/SUGIHARTO
PROMO SEPEKAN - Pameran produk televisi Toshiba yang menawarkan promo menarik selama sepekan di Galaxy Mal, mulai Senin (8/4).
Usul Ada Operator KA Ekonomi JAKARTA, SURYA - Kementerian Perhubungan mengusulkan, layanan kereta api khusus ekonomi ada di bawah satu perusahaan umum (perum) yang berdiri sendiri dan terpisah dari PT Kereta Api Indonesia (KAI). Usul ini disampaikan oleh Tundjung Inderawan, Direktur Jenderal Perkeretaapian Kemenhub. Selain pembuatan perum kereta api kelas ekonomi, Tundjung mengusulkan ada otoritas perkeretaapian di Indonesia, badan yang mengurus sarana dan pra-sarana kereta api. "Idealnya memang seperti itu, ada otoritas perkeretaapian sendiri, badan sarana dan prasarana, dan ada perum kereta api khusus ekonomi," ujar Tundjung, dalam Diskusi tentang Perkeretaapian Jabodetabek di Jakarta, Senin (8/4). Namun, untuk mendirikan kedua lembaga itu, pemerintah mesti merevisi UU Perkeretaapian. Menurutnya, pemberian dana infrastructure, maintenance, and operation (IMO) bisa diberikan ke otoritas yang mengatur prasarana. Adapun dana public service obligation (PSO) bisa diberikan pada perum kereta api ekonomi. Fungsi lain dari terpisahnya pengelolaan kereta api ekonomi ini, kata Tundjung, diharapkan bisa mengundang investor berinvestasi. "Pihak swasta bisa masuk untuk mengelola sarana kereta api karena kembali modalnya dapat lebih cepat," ungkap Tundjung. (kontan)
2
nd
2013
SURABAYA, SURYA - Untuk mendekati konsumen, sekaligus menggenjot penjualan televisi Toshiba, Hartono Elektronika menggelar pameran selama sepekan, mulai Senin (8/4). Store Manager Hartono Elektronik Galaxy Mal Agus Iskandar mengatakan, target pameran kali ini bisa menjual sampai 290 unit televisi Toshiba dari berbagai jenis. Jumlah itu, diakui Agus, jauh lebih banyak ketimbang penjualan yang tercatat di masingmasing store Hartono Elektronika, yang rata-rata hanya ada di kisaran 75-80 unit per bulan. "Kami punya ajang-ajang pameran rutin. Tetapi yang dipamerkan di sana bukan hanya satu brand (merek) saja," kata Agus yang ditemui di sela-sela pameran, Senin (8/4) sore. Menurut dia, pameran yang digelar ini bukanlah yang pertama kali dilakukan. Terakhir, mereka menggelar pameran serupa pada Januari 2013 silam. Sejauh ini, lanjut Agus, penjualan produk televisi Toshiba bisa dibilang bagus dan cukup bisa
bersaing dengan produk-produk sejenis. Apalagi, fitur-fitur yang ditanamkan di dalamnya juga cukup mumpuni. Belum lagi desain produk yang diklaim tak kalah menarik dibandingkan produk lainnya. Hanya saja, dilihat dari harganya, produk-produk televisi Toshiba lebih membidik pasar medium. Sementara, tak sedikit pula pabrikan-pabrikan besar yang mulai fokus membidik pasar-pasar premium. "Untuk Toshiba, harganya berkisar antara Rp 1,6 juta sampai di atas Rp 10 juta. Harga Rp 1,6 juta itu untuk produk TV LED ukuran 23 inci. Sedangkan yang di atas Rp 10 juta, untuk televisi mulai yang berukuran 55 inci," tambahnya. Khusus selama pameran, Hartono Elektronika menyiapkan sejumlah penawaran menarik. Di antaranya dengan bunga angsuran nol persen, cash back lima persen, serta promo free merchandise hingga promo free handphone. "Juga ada special price untuk pembelian televisi 29 inci," tukasnya. (ben)
SURABAYA TOURISM DESTINATION AWARD 2013
Sebuah ajang penghargaan bagi tempat tujuan wisata di kota Surabaya, ada lebih dari 40 tempat tujuan wisata di kota Surabaya yang diikutkan dalam kegiatan ini. Tempat-tempat tujuan wisata ini telah dikunjungi dan dinilai oleh 3 sampai 5 tamu misterius (mystery guest) secara random, kemudian panitia atau juri memilih 15 tempat tujuan wisata terbaik untuk mendapatkan penghargaan SURABAYA TOURISM DESTINATION AWARD 2013 dengan berbagai kategori lomba antara lain: Clean and Comfort, Excellence Service, Communicative Information, Creative and Innovative, Entrepreneurial Impact, The Most Favorite Destination, dan Best of The Best
VOTE UNTUK KATEGORI THE MOST FAVORITE DESTINATION
Masyarakat-pun bisa ikut memilih salah satu dari ke 15 tempat tujuan wisata tersebut untuk memenangkan kategori The Most Favorite Destination. Info lebih lengkap tentang cara vote dan 15 tempat tujuan wisata terbaik kunjungi www.surabayacityguide.co.id dan www.suarasurabaya.net
BBERHADIAH BE ERH RHAD ADIA IAH BL BBLACKBERRY, LLAAC ACKB KBER ERRY, RY, RY Y, TA TTABLET ABL BLE LET ET PC PPC, CC,, SSMARTPHONE, MART MA RTPH PHON ONE, E, ddllllll
LOMBA & PAMERAN FOTO OBYEK WISATA SURABAYA 2013 Selain mengingatkan dan membangun kesadaran berperilaku agar aktif berkarya sekaligus menjaga dan melestarikan apa yang ada di lingkungan kita. Lomba dan Pameran Foto ini dilaksanakan mengiringi kegiatan SURABAYA TOURISM DESTINATION AWARD 2013. TEMA FOTO TTOTAL HADIAH UANG NG TTUNAI UNAI “Potensi dan Keunggulan Obyek Wisata Kota Surabaya” Tema lomba merupakan gambaran obyek wisata di Surabaya, termasuk di dalamnya perilaku kehidupan masyarakat terhadap Obyek Wisata Kota Surabaya, sebagai tindakan untuk menumbuhkan kesadaran dan kepedulian terhadap Obyek Wisata Kota Surabaya.
RRp. p. p. 13,5 13 13,5 ,5 JUTA JUTA
Ikuti SURABA AYA PHOTOGRAPHY DA Y,
a ang rally fo aj fotto o yyaang mengeksplor raasi lokaasi lok si-lokasi heriita tag ge ed daan n iiko ko on-i n-iko k n kko ota t Su ura rab bayaa p pada 23 Jun u i 2013 3, fi finish h di Fo ood o Festi tivvaal Pa P kuwon Citty ty berh rhaad dia i h uang n tun unaii tto ottal o
Rp.30.000.0 000,dipersembahkan:
Suara Surabay a Media
city guide
didukung g oleh:
Info lebih lengkap tentang waktu dan tempat, ketentuan umum dan teknis kunjungi www.surabayacityguide.co.id dan www.suarasurabaya.net acara ini dipersembahkan oleh:
Suara Surabaya Media
DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KOTA SURABAYA
city guide didukung oleh: Ofcial Taxi Event
99.6 sheRADIO
fm
follow @portalsurya
4 FINANCE
SELASA, 9 APRIL 2013
IHSG Jakarta 5.000 4.800 4.600 4.400
I I I I I
2
I I I I I
3
I I I I I
4
Minyak/Dolar AS
I I I 4.897,52 I I I 4.926,07 I I I I 5
120.0 90.00 60.00 30.00
8
I I I I I
2
I I I I I
3
I I I I I
4
Rupiah/Dolar AS 9.900 9.800 9.700 9.600
I I I 93.67I I I 92.99 I I I I 5
8
I I I I I
2
I I I I I
3
I I I I I
4
I 9.751 I I I I I 9.753 I I I I 5
8
KURS VALAS
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com MATA UANG
KURS JUAL
KURS BELI
CNY
1,565.04
1,549.40
EUR
12,742.58
12,612.31
MYR
3,209.49
3,175.34
SGD
7,903.43
SUMBER: BLOOMBERG
7,823.81
HARGA EMAS 7/4
|
PERKIRAAN PASAR
8/4
DOLAR AS/TROY OUNCE
(24 KARAT)
1.581.25
Rp 498.000/gram
1.577.76
SUMBER: BANK INDONESIA
Buka Cabang Singapura â– Tiga Bank Tunggu Persetujuan Proposal JAKARTA, SURYA - Tiga bank yang mayoritas sahamnya dikendalikan pemerintah, PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI), PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI), dan PT Bank Mandiri Tbk (Mandiri), siap melebarkan sayap dengan membuka cabang di Singapura. Ketiganya segera memperoleh izin pembukaan kantor cabang penuh (full branch). "Dalam waktu dekat ini, bisa goal proposal fully branch-nya," ujar Direktur Utama BRI, Sofyan Basir di sela Rapat Dengan Pendapat (RDP) bersama Komisi XI di Gedung DPR, Senin (8/4). Manajemen BRI tengah memproses urusan administrasi menyusul kesediaan Bank Sentral Singapura, Monetary Authority of Singapore (MAS) membahas persoalan izin itu. Pemberian izin dimungkinkan karena muncul asas resiprokal setelah 'kasus' DBS Group Holdings Ltd mengakuisisi Bank Danamon. "Kalau proposal perizinan disetujui, BRI akan melayani berbagai sektor usaha seperti perdagangan, remitansi, dan lainnya," tambah Sofyan Basir. Untuk ekspansi ke Singapura, BRI telah menyiapkan anggaran Rp 3 triliun dan mengincar pada pangsa pasar Usaha Kecil dan Menengah (UKM) dan Ritel. Bank yang awalnya didirikan
IZIN BUKA CABANG
jemen masih menunggu kepastian resmi soal perizinan ekspansi ke Singapura. Seperti halnya BRI, BNI juga sangat berkeinginan mengembangkan bisnisnya di negara itu karena jumlah uang beredar di sana besar. BNI sendiri termasuk yang aktif menggalang 'kekuatan' di luar negeri dalam setahun terakhir. Setelah konsolidasi kantor di New York, Jepang, BNI memperkuat basis bisnis di Hongkong. Bahkan, kabarnya, berencana membuka cabang di Arab Saudi. Tidak tanggung-tanggung, BNI akan membuka cabang penuh di tiga kota, yaitu Jeddah, Makkah, dan Madinah. " pembukaan BNI di Arab Saudi sebagai kelanjutan kesepakatan di Bali pada April 2012 antara pemerintah Indonesia dengan Arab Saudi," jelas Gatot Suwondo. Sementara itu, bagi Bank Mandiri, realisasi cabang di Singapura menjadi rentetan manis nantinya, setelah operasional cabang Malaysia yang diprediksi tahun ini. Sebelumnya, bank beraset terbesar di Indonesia ini sudah memiliki full branch di Shanghai, China pada April 2012. Boleh dibilang, Bank Mandiri merupakan satu-satunya bank asal Indonesia yang pertama memiliki kantor cabang penuh di Negeri Tirai Bambu itu. (kontan/ant/hri)
â– Bank bermodal inti Rp 5 triliun hingga Rp 30 triliun, diperkenankan buka kantor cabang maksimal 35 persen dari modal bank. Ketentuan ini berlaku, baik untuk bank di dalam maupun luar negeri. â– Bank dengan modal inti di atas Rp 30 triliun, boleh buka kantor cabang dengan modal bank maksimal 35 persen. Bank ini juga diizinkan membuka kantor cabang di dalam maupun luar negeri. di Purwokerto, Jateng, oleh Raden Bei Aria Wirjaatmadja itu, siap membidik warga Indonesia yang bekerja dan berusaha di Negeri Singa itu. Dengan adanya kantor cabang maka dapat mempermudah WNI bertransaksi menggunakan bank nasional. "Artinya kan memajukan dan mendukung bisnis perbankan Tanah Air. Masyarakat tenaga kerja (TKI) di sana juga banyak," tambah Sofyan Basir yang mengaku sejak setahun lalu mengajukan izin buka cabang. Direktur Utama BNI Gatot M Suwondo menambahkan, mana-
Stop Wacana BBM
L
EBIH baik pemerintah segera melakukan kebijakan terkait subsidi BBM daripada terus berwacana. Begitulah reaksi Iman Sugema setelah pemerintah melontarkan kajian berbagai opsi atas pengendalian BBM, pekan lalu. "Saran saya, pemerintah dan masyarakat tidak terlalu banyak berwacana mengenai kebijakan subsidi BBM tanpa ada realisasi," kata Chief Executive Officer (CEO) Lembaga Riset Ekonomi EC-Think di Jakarta, Senin (8/4). Bagi pria kelahiran Kuningan, 2 Mei 1964, pilihan kenaikan harga atau pengurangan subsidi BBM merupakan isu yang terus berulang dari tahun ke tahun. Namun dari tahun ke tahun itu pula, tidak ada kepastian kebijakan mengenai subsidi BBM.
Banyaknya wacana mengenai kebijakan subsidi BBM bisa membuat masyarakat resah dan bosan. "Masyarakat akan bosan, yang mengomentari juga bosan," ujarnya. Mengenai kebijakan subsidi BBM yang sebaiknya diambil pemerintah, Iman Sugema mengatakan, cara paling mudah untuk menghemat dan mengurangi beban subsidi adalah memaksa PT Perusahaan Listrik Negara Persero (PLN) mengkonversi BBM solar ke gas. Pemerintah harus menekan Direksi PLN supaya lebih banyak menggunakan gas untuk pembangkit listriknya. Selama ini, mereka lebih banyak menggunakan solar bersubsidi untuk bahan bakar pembangkit listriknya. Alumnus IPB ini menegas-
join facebook.com/suryaonline
Express Group Ambil Alih Ekspres Mulia Kencana JAKARTA, SURYA - PT Express Transindo Utama Tbk (Express Group) mengambil alih PT Ekspres Mulia Kencana (EMK) senilai Rp 67 miliar sehingga memperoleh tambahan izin operasional taksi reguler untuk mendukung rencana ekspansi tahun 2014. Corporate Secretary Express Group, Merry Anggraini mengatakan, pengambil alihan (akuisisi) EMK sejalan dengan strategi pengembangan perusahaan yang tercantum dalam prospektus, yaitu menambah 2.000 unit taksi reguler baru. Akuisisi itu merupakan transaksi yang tidak material, karena nilai transaksi tidak melebihi 20 persen dari total ekuitas Express Group. Yang pasti juga, EMK merupakan anak perusahaan dari PT Ekspres Transportasi Antarbenua. Perusahaan ini tidak terafiliasi dengan Express Group.
EMK merupakan perusahaan berdiri Maret 2012 dan bergerak di bidang pengangkutan darat sementara PT Ekspres Transportasi Antarbenua (ETA), adalah perseroan terbatas yang didirikan September 1989, dan bergerak di bidang pengangkutan di udara niaga tak berjadwal (perusahaan penerbangan jet pribadi). Merry Anggraini menambahkan, dengan dijalankannya rencana ekspansi secara berkelanjutan, pangsa pasar Express Group akan terus bertumbuh. "Hal itu diperkirakan dapat berkontribusi positif terhadap peningkatan pendapatan dan keuntungan bersih Express Group di masa yang akan datang," katanya dalam keterangan yang diterima, Senin (8/4). Selain itu, manajemena bernai menargetkan peningkatan pendapatan di tahun 2013
sekitar 20 persen dan peningkatan keuntungan bersih sekitar 65 persen. Kemudian meningkatkan kendaraan operasional lebih dari 10.000 unit tahun ini dan dalam 2-3 tahun ke depan, berencana mengoperasikan 15.000 kendaraan taksi reguler. Menurut Merry Anggraini, komitmen rencana bisnis untuk semakin memantapkan bisnis perusahaan sebagai salah satu penyedia jasa layanan transportasi darat yang kompetitif di Indonesia. Express Group memiliki lebih dari 8.000 unit taksi di seluruh Indonesia dengan wilayah pelayanan mencakup Medan, Jadetabek, Semarang, dan Surabaya, termasuk di dalam armada taksi ini adalah 108 unit Tiara Express, taksi Premium dengan kendaraan Toyota Alphard dan Mercedes Benz Viano yang dioperasikan di Jakarta. (ant)
Obligasi Global Tawarkan Imbal Hasil Rendah
IMAN SUGEMA
FIGUR
ANTARA
AKUISISI - Petugas teller menghitung uang di Kantor Cabang Utama Bank ICB Bumiputera, Menteng, Jakarta, Senin (8/4). Anak usaha MNC Grup, PT MNC Kapital Indonesia Tbk telah menandatangani perjanjian jual beli saham bersyarat (Conditional Sell and Purchase Agreement/CSPA) dengan ICB Financial Group Holdings AG untuk mengambilalih atau mengakuisisi 30 persen kepemilikan saham dalam Bank Bumiputera.
kan, sepertiga subsidi energi habis untuk pembangkit listrik PLN karena mereka enggan mau menggunakan gas. Seandainya PLN mau mengkonversi penggunaan solar ke gas untuk pembangkit listriknya, negara bisa hemat hingga Rp 100 triliun. "Daripada minta ratusan juta orang berkorban untuk menghemat subsidi BBM, lebih baik paksa PLN menggunakan gas," tuturnya. (ant)
JAKARTA, SURYA - Pemerintah kembali menerbitkan obligasi global dan sudah mulai memasarkannya. PT Danareksa Sekuritas ditunjuk sebagai salah satu agen penjual obligasi berbasis dolar AS itu. "Kami menjadi co-manager sekaligus selling agent," tutur Marciano Herman, Direktur Utama Danareksa Sekuritas, Senin (8/4). Pemasaran dua seri global bond Indonesia ini juga bekerjasama dengan beberapa sekuritas lain, seperti Mandiri Sekuritas, dan beberapa bank asing antara lain JP Morgan Indonesia dan Deutsche Bank. Prospek obligasi global terbilang masih cerah. Apalagi, dengan fundamental ekonomi Indonesia yang terus membaik. Kupon obligasi global relatif kompetitif dibanding obligasi lain. "Tapi waspada dengan Filipina. Negara Itu jadi pesaing kita untuk obligasi," imbuh
JATUH 28 POIN - Penurunan indeks harga saham gabungan (IHSG), Senin (8/4), tak mengurangi minat membeli global bond tahun ini.
ANTARA
Marciano Herman. Mengenai persentase penjualan, ia belum dapat mengungkapkan karena menjadi domain (urusan) pemerintah. Tugas Danareksa hanya mencari investor sebanyakbanyaknya untuk kemudian
diajukan ke pemerintah. Setelah itu, baru pemerintah menentukan size, harga, dan alokasi obligasi. Kantor berita Reuters dan Bloomberg melansir, ada dua seri global bond yang segera meluncur. Pertama, global
bond bertenor 30 tahun dengan yield (imbal hasil) 4,95 persen. Kedua, global bond bertenor 10 tahun dengan yield 3,625 persen, ang merupakan rekor yield global bond terendah selama ini. (kontan)
follow @portalsurya
JAWA TIMUR
| SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
surya/sudarmawan
Gelar tikar - Akibat luapan Sungai Bengawan Madiun dan Sungai Bengawan Solo, ribuan rumah warga dan puluhan sekolah dimNgawi terendam banjir. Akibatnya para siswa mengerjakan Ujian Akhir Sekolah dengan menggelar tikar di rumah warga.
Kerjakan UAS dengan Lesehan ■ Gara-gara Sekolah dan Ribuan Rumah Terendam ngawi, surya - Gara-gara ruang kelas di sekolah terendam banjir, seluruh siswa kelas 6 SDN Waruktengah 1, Kecamatan Pangkur, Kabupaten Ngawi terpaksa mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) di rumah warga dengan lesehan, Senin (8/4). Para siswa mengikuti UAS dengan cara duduk lesehan beralaskan tikar tanpa ada banku dan meja. Bahkan, mereka pun duduk bebas tanpa nomor ujian seperti yang tertera di kartu identitas peserta UAS yang mereka pasang di baju mereka masing-masing. Sementara bangunan sekolah dan ruang kelas mereka terendam banjir setinggi 1 meter akibat luapan Sungai Bengawan Madiun. Jika dipaksakan UAS di ruang kelas dipastikan bakal
membuat para siswa semakin tidak tenang mengerjakan soalsoal Bahasa Indonesia. Yang lebih parah, banjir juga membahayakan keselamatan para siswa dan para guru. Oleh karenanya, agar tidak ketinggalan jadwal pelaksanaan UAS, mereka terpaksa diungsikan ke rumah salah satu warga. Ppara siswa mengaku merasa tidak tenang, tidak nyaman, dan tidak bisa berkonsentrasi dalam mengerjakan soal-soal UAS. Apalagi, rencananya UAS di tempat darurat bakal dilaksanakan hingga 4 hari ke depan. Salah seorang siswi peserta UAS, Selly Melinda mengaku sangat tidak nyaman selama mengerjakan soal-soal UAS. "Ya tidak bisa konsentarasi mengerjakan soal-soal UAS ini,
tetapi di sekolah malah banjir, " keluhnya.. Sementara, Kepala SDN Waruktengah 1, Kusmarwan menegaskan jika pihak sekolah terpaksa mencarikan tempat darurat untuk pelaksanaan UAS. Pasalnya, selain agar tidak ketinggalan jadwal, juga agar siswa tetap bisa mengerjakan soal-soal UAS. "Mau bagaimana lagi, kalau UAS di sekolah malah lebih parah," tandas Kusmarwan. Ribuan Rumah Terendam
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pemkab Ngawi, Eko Heru Cahyono memastikan akibat banjir yang disebabkan hujan deras, luapan Sungai Bengawan Madiun dan Sungai Bengawan Solo merendam ribuan rumah warga di 42
Suprapto Digadang Ganti Sugito madiun, surya - Patahnya Sugito, pasangan Sukiman maju sebagai cawabup Madiun karena terganjal ijazah, kini PDIP mulai menggodok calon penggantinya. Salah satu yang digadanggadang yakni Suprapto, Ketua Fraksi PDIP DPRD Kabupaten Madiun. Suprapto bakal mendampingi Sukiman bertarung dalam pemilihan bupati (pilbup) Madiun yang sempat ditunda. Pasangan baru ini tetap diusung PDIP dan Partai Golkar. Senin (8/4) ini, DPC PDIP menggelar rapat kerja cabang khusus membahas pengganti cawabup Sugito. Informasi menyebut, Sugito bakal membuat surat pengunduran diri secara resmi sebagai Bacawabup. Berbekal surat pernyataan resmi itu DPC PDIP akan membawanya ke DPD dan DPP PDIP sebagai dasar revisi rekomendasi. "Memang kami mencari figur alternatif untuk antisipasi dengan menyiapkan kandidat dari kader. Tetapi yang utama mengusahakan Pak Sugito," ujar Ketua DPC PDIP Kabupaten Madiun Ristu Nugroho.
surya/imam hidayat
pengganti - Suprapto saat ini menjabat sebagai Ketua Fraksi PDIP Kabupaten Madiun digadang-gadang menjadi pengganti Sugito Ristu juga mengiyakan jika salah satu kandidat pengganti itu adalah Suprapto yang saat ini menjabat sebagai Ketua Fraksi PDIP Kabupaten Madiun. Ia katakan, Suprapto merupakan kader partai yang pas untuk menggantikan Sugito dalam bursa pilbup Madiun. "Pak Suprapto termasuk kader yang terbaik. Dia termasuk alternatif kalau proses hukumnya Pak Sugito nggak bisa berjalan," kata Ristu yang
juga Ketua DPRD Kabupaten Madiun. Selain menjabat sebagai Ketua FPDIP, Suprapto juga dikenal di kalangan Nahdliyin. Maklumlah, ia merupakan suami dari Siti Fatimah, putri bungsu Alm KH Dimyati Caruban, salah satu ulama kharismatik di Madiun. Sementara, Suprapto menyatakan siap-siap saja jika dirinya dipilih untuk maju bergandengan dengan Sukiman.(bet)
desa yang tersebar di 12 wilayah kecamatan di Ngawi. Ketinggian banjir rata-rata 50 sentimeter hingga 1,5 meter. Namun, kondisi terparah terjadi di 3 wilayah kecamatan yakni Kecamatan Kwadungan, Pangkur, dan Kecamatan Karangjati. Salah satunya rumah milik pasangan suami istri Sujarwo (45) dan Suyatmi (36) warga Desa/Kecamatan Karangjati, Kabupaten Ngawi. Rumah korban yang berdekatan dengan sungai Karangjati ambruk, Minggu (7/4) malam saat banjir bandang yang disebabkan luapan sungai Karangjati. Beruntung para penghuni rumah tidak berada di dalam rumah, karena sudah mengantisipasi dengan tinggal di rumah saudaranya.(wan)
storyhighlights ■ Akibat luapan Sungai Bengawan Madiun dan Sungai Bengawan Solo, ribuan rumah yang tersebar di 12 kecamatan di Ngawi terendam ■ Puluhan gedung sekolah tidak dapat digunakan, karena ketinggian air mencapai 1 meter ■ Para siswa SD yang sedang ujian Akhir Sekolah (UAS) terpaksa mengerjakan dengan lesehan tanpa bangku ■ Sejumlah rumah warga ambruk diterjang banjir ■ Hingga berita ini diturunkan belum diketahui adanya korban jiwa di Ngawi
Parpol Cari Simpati bencana banjir yang melanda Madiun menjadi ajang mencari simpati. Salah satunya dilakukan Partai Demokrat Kota Madiun. Mereka pun turun untuk memberikan bantuan kepada korban banjir. Para kader DPC Partai Demokrat Kota Madiun memberikan bantuan korban banjir. Bantuan itu berupa 40 dos mie instan di Posko Bencana Banjir Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun. Sekretaris DPC Partai demokrat Kota Madiun, Istiono menyatakan keprihatinannya dengan bencana tersebut. "Bantuan yang sedikit ini diharapkan bisa meringankan para korban banjir," ujarnya. Bantuan itu diserahkan di
3 Penderita TBC di Kediri Meninggal kediri, surya - Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama (LKNU) bekerja sama dengan United States Agency for International Development (USAID) menggelar program Cepat LKNU dalam menangani penderita tuberculosis (TBC) di Jawa Timur. Sekretaris LKNU Anggia Ermarini mengatakan, Kabupaten Kediri dan Blitar dipilih sebagai lokasi peluncuran dan pelaksanaan program Cepat LKNU. Alasannya, kedua kabupaten itu memiliki kepadatan penduduk yang lebih tinggi dibandingkan dengan daerah lain di Jatim. “Tuberculosis itu penularannya lebih mudah dibandingkan dengan HIV/Aids, karena hanya dengan berhadap-hadapan sudah bisa menular. Sehingga daerah yang memiliki kepadatan penduduk yang tinggi, kemungkinan tuberculosis menyebar juga tinggi,” kata Anggi di Hotel Lotus, Kota Kediri, Senin (8/4). 3 Meninggal
Catatan petugas lapangan Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama (LKNU) di awal 2013 sudah ada 3 penderita tuberculosis di Kabupaten Kediri yang
surya/didik mashudi
Cegah TBC - Lembaga Kesehatan Nahdlatul Ulama (LKNU) bekerja sama dengan (USAID) menangani penderita tuberculosis (TBC) di meninggal dunia. Sementara penderita yang berstatus drop out (DO) atau memilih berhenti mengonsumsi obat 1 orang. Penderita kambuh 2 orang, dan 3 lainnya menjalani perawatan. "Untuk merealisasi program Cepat LKNU ini, kami sudah rekrut masing-masing 10 tenaga pendamping yang akan diterjunkan ke tengah masyarakat," ungkap Anggia. Tugas tenaga pendamping memberikan penyuluhan ke-
pada penderita dan keluarganya, serta pendampingan agar penderita teratur mengonsumsi obat. “Obat tuberculosis sudah tersedia di puskesmas, tapi masyarakat tidak tahu, atau ada yang tidak telaten memeriksakan diri dan mendapatkan obatnya secara gratis," jelasnya. Petugas pendamping juga berkewajiban memberikan penyuluhan ke masyarakat, menjelaskan jika tuberculosis bisa disembuhkan.(dim)
Elpiji 3 kg Tembus Rp 25.000 di Kepulauan
surya/rivai
kulakan - Sebuah perahu menaikkan tabung-tabung elpiji di Pelabuhan Kalianget untuk dibawa ke kepulauan. join facebook.com/suryaonline
sumenep, surya - Gas elpiji ukuran 3 kg kembali langka. Tidak diketahui penyebab utama kelangkaan elpiji tersebut, namun di sejumlah pangkalan elpiji di Sumenep dipadati warga yang antre mendapatkan elpiji 3 kg. Yang lebih memrihatinkan, kelangkaan elpiji 3 kg di daratan Sumenep, saat ini berdampak pada raibnya elpiji tersebut di kepulauan. Informasi yang dihimpun Surya di kepulauan saat ini, akibat kelangkaan barang, harga elpiji 3 kg di kepulauan naik hingga 100 persen. Matrika Alfia (45) warga Desa Pagerungan Kecil, Kecamatan Sapeken, mengaku di daerahnya saat ini harga elpiji ukuran
3 kg sudah mencapai Rp 22.000. Sedangkan di Pagerungan Besar dan Pulau Sepanjang, harganya Rp 25.000. "Harganya terus naik, dan jika kelangkaan ini terus terjadi, bukan tidak mungkin akan terus naik hingga mencapai Rp 30.000,’’ beber Martika Alfia saat ditemui Surya di Pelabuhan Kalianget, Sumenep. Menurutnya, ini merupakan harga tertinggi yang pernah terjadi. Sebelumnya harga elpiji 3 kg hanya Rp 15.000. Bahkan pada saat krisis pun, harganya maksimal Rp 20.000. "Herannya, kok sekarang sampai Rp 25.000. Entah sampai kapan harga ini kembali stabil lagi,’’ imbuh Madrika.
Moh Mansyur (37) salah seorang pengecer elpiji asal kepulauan ditemui saat kulakan elpiji di Sumenep mengatakan, melambungnya harga elpiji 3 kg di kepulauan dipicu karena ulah masyarakat sendiri. Mereka yang sebelumnya menggunakan elpiji 12 kg kini beralih ke elpiji ukuran 3 kg. Akibatnya, kini elpiji 3 kg semakin banyak pembelinya yang berdampak pada kelangkaan gas elpiji 3 kg. Selain itu, lanjut Mansyur, faktor langkanya elpiji di kepulauan karena lambatnya pengiriman. Ini terjadi karena cuaca buruk sehingga transportasi laut terganggu. "Untuk kulakan dari kepulauan ke daratan menunggu waktu yang lama,’’
imbuhnya. Sementara itu, H Hefni, salah seorang pemilik pangkalan elpiji terbesar di Sumenep mengaku kewalahan melayani tingginya permintaan pelanggan elpiji, khusus pelanggan yang berasal dari kepulauan. Dia mendapat suplai elpiji ukuran 3 kg yang 75.000 tabung perbulan, padahal pelanggannya membutuhkan sekitar 150.000 tabung per bulan. Namun menurut pemilk pangkalan di Jalan KH Sajjad, Bangselok, Sumenep ini harganya hanya naik Rp 300. Jika dulu harganya Rp 12.000 kini menjadi Rp 12.300. Sedangkan di tingkat pengecer dijual Rp 13.000 hingga Rp 15.000 pertabung. (riv)
Posko Bencana Banjir Kartoharjo yang diterima Camat Kartoharjo, Agus Mursidi. Sementara, Minggu (7/4) malam, akibat luapan Sungai Madiun, lima orang warga Kelurahan Rejomulyo, Kecamatan Kartoharjo dievakuasi. Kelima orang ini mendapat perawatan medis, dan saat ini kembali ke rumah masing-masing. Lima orang tersebut satu orang usia lanjut, tiga orang dewasa dan seorang balita. "Kelimanya sempat menderita kedinginan," ujar Agus Mursidi. Akibat luapan Sungai Madiun, genangan air merendam Kelurahan Rejomulyo, Kelun, Tawangrejo, dan Klegen, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun.(bet)
Kasek Tewas di Rumah WIL ponorogo, surya - Warga Dusun Sukamaju, Desa Ngilo-ilo, Kecamatan Slahung, Ponorogo digemparkan tewasnya Kepala Sekolah (Kasek) SMA Negeri 3 Kepulauan Aru, Maluku, Drs Johosua J Pardjer M Pd (58). Pasalnya, Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Dinas Pendidikan, Kabupaten Kepualauan Aru warga asal JL Rabiatjala, Desa Siwalima, Kecamatan PP Aru, Kabupaten Kepulaua Aru ini tewas mendadak di rumah Wanita Idaman Lain (WIL)-nya. Oleh karenannya, warga langsung melaporkan kasus tewasnya korban saat masih di rumah Kusrini (48) warga Dusun Sukamaju, Desa Ngilo-Ilo, Kecamatan Slahung itu ke Polsek Slahung. Pasalnya, hingga bermalam di rumah WIL nya itu, korban belum memiliki ikatan hubungan resmi dengan janda yang dikaruniai 3 orang anak itu. Awalnya, korban yang tinggal di rumah Kusrini tersebut minta sarapan karena hendak mengonsumsi obat-obatan. Seketika itu anak Kusrini membelikannya sarapan. Namun selang 30 menit, sekembali membeli makanan sarapan, korban sudah tak bernyawa. Seketika itu anak Kusrini menjerit dan mengadu kepada ibu dan tetangganya. "Saat ada laporan orang meninggal kami sudah panggilkan bidan desa, hasilnya nyawa korban tak tertolong," terang Kades Ngilo-ilo, Suryaningsih, Senin (8/4). Menurut Suryaningsih, korban datang ke rumah warganya untuk berobat.(wan) follow @portalsurya
Jawa Timur
antitower lawan protower
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
HALAMAN
|
| SELASA, 9 APRIL 2013
Keluarga Korban Kejar Terdakwa
Pencuri
Gagal Bongkar Brankas BPR
■ Sidang Pembunuhan Polisi Ribut
BLITAR, surya - Sidang perdana kasus pembunuhan alm Briptu Prayoga Ardi, anggota Polsek Sanan Wetan, yang tewas dibunuh orang suruhan atasannya, Senin (8/4) siang, berlangsung ricuh. Akibatnya, sidang yang dipimpin majelis hakim Ahmad Ardianda di Pengadilan Negeri (PN) Blitar itu hanya berlangsung sekitar 5 menit. Ricuhnya sidang karena paman alm Yoga, Supriadi (47) mendadak emosi saat melihat M Muad (31), terdakwa keluar dari ruang tahanan PN untuk dibawa petugas memasuki ruangan sidang. Supriadi, yang duduk di ruang tunggu itu berusaha mengejarnya. Beruntung, Kompol Totok Widiarto, Kapolsek Sanan
storyhighlights ■ Paman korban hendak memukul terdakwa ketika hendak memasuki ruang sidang ■ Ibu terdakwa berteriak histeris hingga pingsan Wetan, yang berada di dekatnya langsung menghadang Supriadi. Akibatnya, pria yang tinggal di Desa Sukosewu, Kecamatan Gandusari ini gagal mendekati Muad. Tak berhenti sampai di situ. Usai sidang, giliran Ninik Dwi Karmini, ibu alm Yoga yang emosi. Perempuan yang semula menyaksikan jalannya sidang dengan duduk manis, tiba-tiba
surya/imam taufiq
histeris - Paman korban, Supriadi berteriak-teriak hendak memukul terdakwa ketika melihatnya keluar dari ruang tahanan.
LINTAS
surya/sutono
berdiri dan berusaha mengejar Muad saat dikawal petugas keluar dari ruangan persidangan. Wanita berjilbab dengan usia 54 tahun ini tak hanya berusaha mengejar Muad, namun juga memaki-makinya. Meski tak berhasil mengejar Muad karena dihalang-halangi petugas, namun Ninik tak menyerah. Dengan didampingi suaminya, Rudianto dan Tribanun (48), adik iparnya, ia mendekati Muad, yang berada di sel tahanan PN. Di depan sel, Ninik kembali memaki-maki Muad. Entah apa yang terjadi, ia mendadak jatuh pingsan dan akhirnya dibawa ke teras musala PN untuk disadarkan kembali. Sidang berlangsung 5 menit kemarin hanya untuk mendengarkan dakwaan jaksa penuntut umum (JPU), Slamet Harianto. JPU mendakwa Muad dengan pembunuhan berencana, dan ancaman hukuman di atas 20 tahun penjara. Alm Yoga dibunuh M Muad pada malam tahun baru 2012. Dia disuruh R, mantan atasan Yoga, yang kini masih mendekam di tahanan dengan imbalan Rp 10 juta. Motif yang melatarbelakangi pembunuhan ini adalah rebutan cewek. Saat menghabisi Yoga, Muad mengajak M Zaini. Zaini sendiri kini sudah bebas setelah menjalani hukuman 9 bulan. Saat M Zaini keluar sel, Muad baru tertangkap di sebuah pesantren di Probolinggo. (fiq)
blitar, surya - Kantor Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Arta Pamenang di Jalan Tanjung, Kelurahan/Kecamatan Sukorejo, Kota Blitar, dibobol pencuri, Senin (8/4). Meski pencuri berhasil masuk dengan merusak gembok pintu ruangan penyimpanan brankas, namun brankas berisi uang Rp 50 juta selamat, lantaran pencuri gagal membongkarnya. Pencuri yang diperkirakan dua orang itu hanya berhasil menggondol uang Rp 1,6 juta, kamera digital, dan ponsel yang berada di ruangan itu. Pencurian diketahui kali pertama oleh Nur Kamim (27), kepala cabang BPR tersebut, ketika dia baru tiba di kantornya, Senin (8/4) pukul 07.30 WIB. Dia kemudian melapor ke Polsek Sukorejo. Hasil penyelidikan polisi, pencuri masuk melalui lantai 3. Tak jelas de-
Sopir Gantung Diri sumenep - Rendi (25) asal Kabupaten Banyuwangi, mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri pada pohon asam setinggi 4 meter di sebuah hutan tidak jauh dari rumah tempat tinggalnya di Desa Tanjung Kiok, Kecamatan Sapeken, Sumenep, Senin (8/4). Korban tewas ditemukan pertama kali oleh kawannya sendiri. Rendi bekerja sebagai sopir truk milik H Zainal, Dusun Keramaian, desa setempat. Ramlan (22) teman korban yang juga bekerja di rumah H Zainal mengaku, sesuai pengakuan Rendi, dia punya permasalahan dengan keluarganya di Banyuwangi dan persoalan asmara dengan seorang perempuan di Desa Tanjung Kiok. "Sebelumnya dia menelepon saya, curhat tentang masalah yang menimpa keluarganya di Banyuwangi. Juga cerita soal hubungan asmaranya dengan perempuan di sini,’’ beber Ramlan tanpa menyebut detail persoalannya. (riv)
surya/st32
RK Abd Latif
ngan cara apa atau memanjat pakai apa karena tak ditemukan tangga. Yang menjadi kecurigaan polisi, pencuri diperkirakan memanjat melalui bangunan lain. Sebab, kantor BPR itu diapit bangunan ruko, di antaranya, sebelah kiri servis mobil dan sebelah kanan kantor asuransi dan perkantoran lainnya. Setelah berada di lantai 3, pencuri turun ke lantai 2, dengan merusak gembok pintu besi yang ada di tangga menuju ke lantai bawah. Untuk menuju ke lantai 1, pencuri tanpa ada kendala karena tak ada pintu besi. Menurut Kapolres Blitar Kota, AKBP Indarto, pencuri berusaha membuka brankas yang berukuran tinggi 130 cm dan lebar sekitar 60 cm dengan pemukul. Hal itu tampak dari bekas pukulan benda keras pada pintu brankas, namun tidak berhasil. Mungkin kesal tak berhasil membongkar brankas, pencuri mengobrak-abrik dokumen nasabah yang berada di ruang sebelah. (fiq)
surya/imam taufiq
brankas selamat - Polisi melakukan penyelidikan di lokasi tempat brankas berada. Brankas berisi uang sekitar Rp 50 juta itu selamat meski pintu kamar berhasil dibobol oleh pencuri. Mereka gagal membongkar brankas, sehingga uang itu aman.
Demo Massa PPP Batal Ngeluruk Kantor DPC
JAWA TIMUR
Puluhan warga Kampung Geneng Kelurahan Jombatan, Kecamatan Jombang Kota yang memrotes keberadaan tower seluler nyaris ricuh, Senin (8/4). Mereka dihadang dua pria yang mendukung tower itu. Namun kedua belah pihak akhirnya berhasil dilerai. (uto)
BANGKALAN, surya - Aksi damai menolak hasil Musyawarah Cabang Luar Biasa (Muscablub) DPC PPP Bangkalan batal dilakukan. Massa Koalisi Simpatisan Masyarakat (KSM) PPP Bangkalan tak kunjung datang ke Kantor DPC PPP setempat, Senin (8/4). Awalnya, rencana aksi damai 250 massa KSM PPP Bangkalan akan memadati depan Kantor DPC PPP Bangkalan, Jalan Kartini tepat pukul 09.00 WIB. Bahkan koordinator aksi telah memberitahukan rencana itu ke Polres Bangkalan. Untuk mengamankan jalannya aksi, sejumlah anggota Polres Bangkalan didatangkan ke lokasi. Namun, hingga pukul 11.30 WIB, massa belum juga datang. Wakil Ketua I Munawwar Cholil kemudian memastikan massa batal datang. Ia
menjelaskan, tuntutan massa terkait Muscablub DPC PPP Bangkalan yang dinilai tidak prosedural. Namun tuntutan itu tidak berdasar dan salah alamat. Menurutnya, muscablub yang digelar DPW PPP Jatim beberapa waktu yang lalu telah sesuai kuorum. "Silahkan sampaikan ke DPW PPP Jatim, karena yang menggelar mereka. Saya kira sudah sesuai prosedural," ujar pria yang juga menjabat Wakil Ketua DPRD Bangkalan itu. Dalam muscalub yang digelar di Kantor DPW PPP Jatim beberapa waktu, terpilih RK Abd Latief Amin yang tak lain adalah adik dari mantan Bupati RKH Fuad Amin sebagai Ketua DPC PPP Bangkalan periode 2012-2017. Massa juga memrotes kebijakan pimpinan
parpol yang memberi tempat bagi orang luar untuk menjadi calon legislatif di daerah. Namun menurut Munawwar tidak ada larangan untuk itu. Dikonfirmasi terpisah, RK Abd Latif Amin mengatakan, hasil muscablub tidak bisa diganggu gugat. "Saya kira tidak ada masalah lagi karena sudah disahkan oleh Ketua DPW PPP Jatim," ungkapnya saat ditemui di area pertokoan kompleks Pasarean Syaichona Cholil, Senin (8/4). Ia menilai, perbedaan pandangan dalam berpolitik sudah menjadi hal yang biasa. Untuk itu, sebagai ketua terpilih, Latif tetap akan mengakomodir semua masukan di internal partai. "Kami siap menerima dan menampung dengan pihak yang berseberangan untuk merangkul kembali. Sehingga PPP kembali kuat. Apalagi bertepatan dengan Harlah PPP. Semoga bisa menjadi momentum kebangkitan PPP," paparnya. (st32)
Direktur KITLV Kunjungi Puslit Koka Jember
Banyak Foto Belanda Serasa di Rumah Sendiri Direktur Koninklijk Instituut voor Taal, Land en Volkenkunde (KITLV) Jakarta, Roger Tol sangat terpesona ketika datang di Pusat Penelitian (Puslit) Kopi dan Kakao (Koka) Indonesia di Kaliwining Kecamatan Rambipuji, Jember, Senin (8/4).
surya/muchsin
tersangka - Dua pemuda tersangka pencuri burung dipeiksa di Mapolsek Kota Pamekasan.
Curi Burung di Rumah Polisi pamekasan - Dua pemuda tertangkap basah ketika mencuri burung cinta (love bird) di rumah Briptu Khairul Anwar, Jalan Raya Kanginan, Kecamatan Pademawu, Pamekasan, Senin (8/4) sekitar pukul 10.00. Dua tersangka itu, Rudi Sugianto (25), warga Kelurahan Kanginan, Kecamatan Kota dan Daniar Dwiyanto (21), warga Jalan Nogroho, Pamekasan, ditangkap massa dengan burung seharga Rp 7 juta di tangannya. Keduanya babak belur dihakimi massa sebelum diserahkan ke Polsek Kota. Berita tertangkapnya kedua tersangka ini, mengundang puluhan pemilik dan pecinta love bird di Pamekasan, berdatangan ke polsek untuk melihat tersangka. Banyak warga kehilangan burung cinta mereka yang diduga dicuri kedua tersangka. (sin) join facebook.com/suryaonline
T
ol mengaku merasa berada di rumah sendiri setelah melihat sejumlah foto yang terpajang di dalam aula tersebut. Foto yang dimaksud adalah foto-foto mantan kepala Puslit Koka yang berasal dari Belanda. "Terimakasih kepada Puslit, saya masuk ke sini langsung merasa feel at home," kata Tol. Kedatangan Tol karena diundang Jurusan Sejarah Fakultas Sastra Universitas Jember. KITLV merupakan lembaga studi tentang Asia Tenggara dan Karibia yang didirikan Kerajaan Belanda di Leiden tahun 1851. Lembaga ini menerbitkan jurnal dan foto terlengkap tentang Indonesia dan tersimpan di Leiden.
Karena itu, tak heran Tol terkesima dengan koleksi lama Puslit Koka. "Terimakasih karena penghargaan ini. Mereka dari negara saya dan banyak sekali buku di sini yang memakai Bahasa Belanda. Saya tahu buku-buku itu sangat bagus dan berharga," lanjut Tol. Tujuh dari belasan kepala Puslit Koka Indonesia memang warga negara Belanda. Nama dan foto mereka terpajang berurutan mulai kepala pertama hingga terakhir. Di aula Puslit Koka juga terdapat koleksi ratusan buku dan jurnal tentang perkebunan serta tanaman tersusun rapi. Bukubuku tua berusia puluhan tahun masih tersimpan. Sebagian be-
sar buku ditulis menggunakan Bahasa Belanda. Jurnal yang tertua terbitan tahun 1920. "Kami berusaha menjaga buku tua-tua kami. Kami tempatkan di bagian depan bangunan agar terlihat dan di ruang ber-AC untuk meminimalkan kerusakan terhadap buku tua kami. Kami akui buku-buku itu masih sangat berharga untuk kami," tegas Soetanto Abdoellah, peneliti senior Puslit Koka yang menerima rombongan Roger Tol. Puslit Koka memang dibangun sejak era kolonial Belanda. 25 Desember 1910. Karenanya tidak aneh, jika tujuh kepala puslit merupakan warga Belanda. Sekali seorang kepala puslit orang China. "Kepala ke-9 dan seterusnya Indonesia," imbuh Soetanto. Puslit Koka Indonesia didirikan oleh sekumpulan pengusaha dan pemilik perkebunan kopi di era kolonial. Untuk mendukung bisnis mereka di sektor perkebunan kopi, maka sindikat pengusaha itu mendiri-
surya/sri wahyunik
koleksi - Roger Tol mengagumi koleksi buku kuno milik Puslit Koka Jember yang sebagian besar berasal dari zaman kolonial Belanda. kan lembaga penelitian kopi. "Para pengusaha kopi memiliki kepentingan dengan adanya lembaga penelitian kopi. Untuk mengetahui penyakit, produksi dan lain-lain seputar kopi," imbuh Sejarawan Universitas Jember Nawiyanto yang mendampingi Roger Tol. Puslit Koka awalnya berada
di Bogor, namun kemudian berpindah ke Jember karena mendekati perkebunan kopi yang banyak berdiri di Jember. Nawiyanto menyebut sejarah kopi di Jember sudah sangat tua. Ia menyebut sejak abad ke-18, penduduk Jember dan Bondowoso sudah mengenal tanaman kopi. (sri wahyunik) follow @portalsurya
SURYA LINES
| SELASA, 9 APRIL 2013 Banjir... ■
DARI HALAMAN 1
Babab, Desa Pangelen, Kecamatan Kota Sampang; dan Farhan (21), warga Kelurahan Polagan, Kecamatan Kota Sampang. Faruk dikabarkan tewas tenggelam saat mencoba berenang bersama empat temannya di halaman pondok pesantren (ponpes) desa setempat. Sedangkan Farhan terseret arus dan tenggelam saat menjaring ikan di tambak di kelurahan setempat. Selain merendam ribuan rumah, banjir menenggelamkan 11 gedung SD dan SMA, sejumlah kantor instansi pemerintah dan balai desa. Di antara gedung yang terendam yakni SDN Dalpenang I dan II, SDN Pasean II, SDN Gunung Sekar I, IV dan V, SMPN 2, Jl Bahagia, SMKN di Jl Suhadak dan kantor sebuah radio di Jl Imam Bonjol. Sampang pun lumpuh. Sebagian besar PNS tidak masuk kantor atau memilih pulang lebih cepat demi menyelamatkan keluarga maupun perabot rumahnya. Kantor Wakil Bupati dan Kantor Satuan Lalu Lintas juga terendam banjir. Genangan air di halaman pendopo Wakil Bupati mencapai 30 hingga 50 cm dan telah berlangsung sejak pukul
Masih... ■
DARI HALAMAN 1
kepada Surya, Senin (8/4). Dijelaskan, pada masa pancaroba, kewaspadaan memang perlu ditingkatkan. Pasalnya, selain cuaca susah diprediksi, hujan biasanya disertai angin kencang dan puting beliung. Kondisi ini ratarata akan terjadi di Jatim, meski sebenarnya BMKG membagi Jatim dalam 60 zona musim. "Ini yang perlu jadi perhatian," katanya. Disinggung apakah banjir yang terjadi di beberapa daerah di Jatim
Harga... ■
DARI HALAMAN 1
makro ekonomi dan fiskal kita juga sehat. Subsidi jadi adil dan tepat sasaran," kata Presiden, saat menjawab sikap Apindo yang disampaikan Ketua Umum Apindo Sofjan Wanandi. Menurut SBY, pengalaman sebelumnya, jika harga BBM naik, inflasi juga meningkat dan diikuti peningkatan angka kemiskinan. Ketika kenaikan tiga kali harga BBM pada 2005 dan 2008, harga-harga melambung melebihi hitungan pemerintah. Sehingga kemiskinan naik 3-4 persen. Tetapi, kata SBY, ketika harga BBM diturunkan 3 kali, tahun 2008 dari Rp 6.000 jadi Rp 5.500, lalu Rp 5.000, kemudian Rp
Berharap... ■
DARI HALAMAN 1
untuk mengejar defisit empat gol. Mampukah? Berbekal pengalaman dan kualitas, Drogba yang musim lalu mengangkat Si Kuping Lebar bersama Chelsea, akan sangat diandalkan rekan rekan setimnya. Kebetulan akhir pekan lalu Drogba mencetak dua gol bagi Galatasaray untuk menundukkan Mersin Idman Yurdu di pentas domestik. Mantan penyerang Olympique Marseille itu sadar tugasnya membawa Galatasaray membalikkan ketertinggalan 0 3 tidak mudah. Drogba mengatakan timnya tidak selevel dengan Real Madrid. Menurut bintang dari Pantai
Ciptakan... ■
DARI HALAMAN 1
bernas saat diberi kascing. "Jika pertanian organik dikelola secara benar, hasilnya sama dengan pertanian yang memakai pupuk dan obat-obatan kimia," tambahnya. Selain feses sapi, Romo Hardo juga memakai pupuk cair hasil fermentasi sampah dedaunan. Sampah daun itu direndam dalam tong besar, lalu setelah beberapa hari kemudian airnya disiramkan ke tanaman sayuran. Ramuan dedaunan yang dipilih khusus untuk obat hama tanaman juga direndam dulu di air sebelum air rendaman disemprotkan ke tanaman. Obat organik ini hanya membuat serangga tidak nyaman sehingga
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
10.30 WIB. Sedangkan di kantor Satuan Lalu Lintas, genangan air sejak pukul 11.00 WIB. "Kalau di Satlantas genangan air rendah, tidak seperti di kantor wakil bupati Sampang," kata Wakapolres Kompol Alfian Nurizal. Banjir yang melumpuhkan transportasi Sampang–Ketapang, Sampang–Omben juga merendam Rumah Tahanan (Rutan) atau Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Sampang, sehingga para narapidana (napi) terpaksa dievakuasi ke lantai II, lantaran lantai I terendam banjir. Sementara aliran listrik PLN di seluruh Sampang padam. Bahkan Senin sore, karena air terus meninggi hingga 2 meter, sekitar 125 napi di Lapas Sampang terpaksa dievakuasi ke Mapolres dan Lapas Pamekasan. Kapolres Sampang AKBP Solehan saat dikonfirmasi melalui telepon membenarkan evakuasi napi tersebut. "Ada yang dititipkan ke polres. Air makin naik, kita evakuasi ke polres, makanya kita jaga terus di sini (lapas), tapi untuk sementara sudah kita borgol semua. Kalau banjir tetap besar, bila perlu kita bawa (para napi) ke Polda Jatim," kata Solehan. Lantaran air terus meluber hingga merendam seluruh kota, warga di pemukiman padat yakni di Kelurahan Gunung Sekar,
Kelurahan Delpenang, dan Kelurahan Polagan, mengungsi ke dataran lebih tinggi. "Banjir terus meluas, arusnya juga deras. Kami harus ngungsi mumpung air masih bisa dilalui," ujar Eka (35), warga Kelurahan Polagan. Tetapi tak sedikit pula yang nekat bertahan di rumahnya dengan memilih tinggal di atas genting atau atap rumah. Pasalnya, banjir luapan sungai Kali Kemuning diperkirakan akan berlangsung lama. Sedangkan beberapa warga lain dievakuasi oleh tim gabungan. "Kami sudah evakuasi korban yang mudah dijangkau," kata Wakapolres Alfian Nurrizal saat mengevakuasi korban di Jl Trunojoyo, Kecamatan Kota. Meski Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sampang dibantu TNI dan petugas tanggap bencana (Tagana) membuka dapur umum di kantor pemkab, namun ratusan kepala keluarga masih belum mendapat bantuan. Dua perahu karet pemkab yang diterjunkan untuk memberikan nasi bungkus, tak mampu menjangkau rumah terutama di gang kecil dan aliran arus deras. Seperti diungkapkan Roni, warga Jl Kenanga, sejak pagi ia dan keluarganya bertahan di rumah dan tidak bisa ke manamana, lantaran air di halaman
rumah tingginya seleher orang dewasa. “Para tetangga kami sudah lebih dulu mengungsi, karena di kampung ini airnya kian meninggi,” kata Roni. Aziz dan keluarganya yang tinggal di Desa Panggung mengaku kelaparan karena belum tersentuh bantuan. Pasalnya, bantuan tak bisa memasuki wilayahnya karena arus air sangat deras. "Anak dan istri saya kelaparan, mau ke mana kami ini," ujarnya di balik sambungan telepon. Kepala Dinas Kesos Sampang, Malik Amrullah, mengatakan pemkab sudah berusaha memberi bantuan, namun terkendala transportasi ke lokasi mengingat derasnya arus air. Polda Jatim juga memberangkatkan satu peleton Tim SAR Sabhara menuju Sampang, Senin sore. "Satu peleton tim SAR berjumlah 30 personil. Mereka memiliki kemampuan SAR darat dan laut untuk menolong dan mengevakuasi masyarakat," ujar Direktur Sabhara Polda Jatim Kombes Pol M Elia Wasono Mastoko usai memberangkatkan Tim SAR. Di Bojonegoro, ratusan rumah warga di 12 kecamatan kembali tergenang air. Ini terjadi setelah Bengawan Solo meluap.
Berdasarkan data BPBD Bojonegoro, Senin sore, ketinggian Bengawan Solo pada pintu air di Karang Nongko mencapai 29,64 Pheiscall. Sedangkan di pintu air Kota Bojonegoro mencapai 15,29 Pheiscal. "Saat ini kondisi air Bengawan Solo sudah masuk siaga III," kata Kasiyanto, Ketua BPBD Bojonegoro, Senin petang. Sudah ada 12 kecamatan terkena dampak luapan Bengawan Solo. "Ketinggian air rata-rata di atas 50 cm," katanya. Ke-12 kecamatan yang beberapa desanya terendam antara lain Kecamatan Kapas, Dander, Kasiman, kanor, Ngraho, Malo, Padangan, Kalitidu, dan Kecamatan Margomulyo. Kata Kasiyanto, warga harus lebih siap karena ketinggian air akan terus meningkat sampai tiga hari ke depan karena di hulu Bengawan Solo terus diguyur hujan deras. Senin petang, luapan banjir Bengawan Solo terus meluas. Sebanyak 35 Desa di 18 kecamatan terendam banjir. Air meluber hingga ke pemukiman setelah merendam jalan poros desa dan kecamatan di Bojonegoro. Warga Desa Sumbang Timun, Banjarsari, Kecamatan Trucuk semalam dievakuasi oleh tim SAR Brimob, TNI, dan Tagana dengan perahu karet.
akibat hal ini, dia mengaku bahwa itu belum tentu. Kemungkinan lain, banjir terjadi akibat kiriman air dan drainase yang kurang bagus. "Memang belum tentu. Bisa jadi ketika hujan deras namun tak terjadi banjir atau sebaliknya. Yang pasti, adanya hujan berkala, angin kencang dan puting beliung itu, kemungkinan terjadi sebesar 70 persen pada masa pancaroba ini," paparnya. Sebelumnya, prakirawan cuaca BMKG Juanda, Arif Trisna menjelaskan, masa pancaroba akan terjadi selama sebulan sebelum masuk musim kemarau. Selama
pancaroba, maka hujan disertai angin kencang akan sering terjadi. "Ini yang harus diperhatikan, serta potensi munculnya puting beliung cukup tinggi," paparnya. Dijelaskan, munculnya hujan disertai angin kencang dan puting beliung tak lepas dari pergerakan awan cumulonimbus yang berada di langit Surabaya dan Jatim. Selain hujan di Surabaya, beberapa wilayah di Jatim juga sempat hujan deras seperti di Probolinggo, Situbondo dan selatan Trenggalek dan Tulungagung. "Ketika muncul puting beliung, memang harus waspada. Namun
terjadinya puting beliung biasanya tak lama," katanya. Selain itu, angin kencang yang menyertai hujan pada masa pancaroba kemungkinan lebih tinggi dari normal. Jika kecepatan angin normal berkisar 5-30 km/jam, maka angin kencang bisa terjadi hingga 35-40 km/jam. "Ini yang perlu diperhatikan ketika berada di luar rumah," katanya. Setelah masa pancaroba, mulai April hingga Juli akan masuk musim kemarau di Jatim. Daerah yang lebih dulu masuk kemarau adalah Gresik utara dan timur, serta Lamongan tengah. "Daerah
itu masuk musim kemarau lebih dulu karena intensitas curah hujan semakin berkurang," ujarnya. Daerah lain juga akan menyusul masuk musim kemarau, seperti Pasuruan timur, Probolinggo utara, dan Situbondo. Sedangkan daerah yang terlambat masuk musim kemarau adalah sekitar Pulau Bawean. Adanya perbedaan musim kemarau tak lepas dari wilayah di tengah laut, dimana saat itu tingkat penguapan masih tinggi sehingga hujan masih terjadi. "Memang ada perbedaan masa kemarau di Jatim," pungkasnya. (sda)
4.500, mestinya harga-harga turun. "Tapi itu tidak terjadi. Jadi, elastisitas harga barang dan jasa terhadap harga BBM rendah sekali," tambah Presiden. Menurut SBY, jika harga BBM bersubsidi dinaikkan, maka kebijakan kompensasi untuk rakyat yang terkena imbas pasti dilakukan. "Bagi saya, memberi kompensasi kepada rakyat miskin manakala BBM naik itu harga mati. Tidak fair, kebijakan kita yang bikin, tapi yang menderita rakyat miskin," kata Presiden. Menteri Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan, negara bisa hemat Rp 80 triliun, bila pemerintah melarang kendaraan pribadi memakai BBM bersubsidi. "Saya tidak yakin, tapi setidaknya negara bisa hemat sekitar Rp 50-80 triliun dari kebijakan itu," kata Hatta, Senin (8/4).
Saat ini, subsidi di APBN 2013 sebesar Rp 317,2 triliun, naik 29,4 persen dari Rp 245,1 triliun di APBNP 2012. Subsidi energi mencapai Rp 274,7 triliun. Dari jumlah ini, subsidi BBM mencapai Rp 193,8 triliun, naik 41,1 persen dari tahun sebelumnya. Sementara itu, subsidi listrik Rp 80,9 triliun, naik 24,6 persen dibanding tahun lalu.
subsidi," kata Sofjan, Senin (8/4). Ia menjelaskan, selama ini anggaran subsidi energi khususnya BBM bersubsidi sudah lebih besar dan dianggap mengganggu neraca keuangan negara. Apalagi, ini menyebabkan defisit neraca perdagangan semakin tinggi dan penerimaan pajak berkurang. Di sisi lain, kebijakan yang salah terkait BBM bersubsidi ini juga berimbas pada merosotnya nilai tukar rupiah dan sudah mendekati Rp 10.000 per dolar AS. Sofjan yakin, inflasi tidak akan naik lebih dari satu persen jika pemerintah jadi menaikkan harga BBM bersubsidi. Dukungan juga dilontarkan anggota komisi VII DPR RI, Achmad Ferial. "Naikkan harga BBM, jangan Rp 1.000-Rp 2.000 untuk mobil pribadi, tapi langsung sa-
makan dengan harga pasar. Tapi roda dua dan pelat kuning tetap menikmati Rp 4.500 per liter," katanya, Senin (8/4). "Jadi 30 persen dari anggaran subsidi dialihkan untuk membangun infrastruktur pertanian ini, mengejar swasembada beras, 30 persen dialihkan untuk membangun infrastruktur transportasi seperti MRT dan monorel, dan 40 persen untuk membangun infrastruktur energi," tandasnya. Namun jika pemerintah mau memberikan sedikit keringanan bagi rakyat miskin bisa mengambil 10 persen dari anggaran BBM subsidi. "Kalau mau buat kompensasi masyarakat miskin bisa diambil 10% dari anggaran BBM subsidi, tapi jangan dijadikan alat politik pemerintah," tandasnya. (kompas.com/detikfinance)
Apindo Mendukung
Ketua Apindo, Sofjan Wanandi menginginkan SBY segera menaikkan harga BBM bersubsidi di tahun ini agartidak membebani neraca anggaran pemerintah. "Ide menaikkan BBM bersubsidi itu, saya pribadi tidak suka. Ini akan menaikkan biaya produksi perusahaan. Namun saya mendukung Presiden segera menaikkan harga BBM ber-
Bojonegoro-Ngawi-Madiun
Gading itu, Real Madrid memiliki pengalaman yang jauh lebih banyak dibandingkan Galatasaray yang dia pandang sebagai tim muda yang sedang butuh berkembang. “Kami mendapatkan pelajaran bagus setelah menghadapi mereka, oleh karena itu kita harus menunjukkan kita telah belajar secara baik pada leg kedua. Kami ingin mengimbangi Madrid tapi kami harus melakukannya secara berbeda, lebih berani dan agresi lebih. Kami bisa menghadirkan sejumlah masalah pada mereka,” ujar Drogba dikutip dari Reuters, Senin (8/4). Tugas Drogba di Istanbul sangat berat. Ia bakal sendirian di lini depan, karena tandemnya, Burak Yilmaz, tidak bisa main gara-gara akumulasi kartu kuning. Kabar-
nya, Galatasaray masih melobi UEFA agar menghapus hukuman untuk pencetak delapan gol di Liga Champions itu. Pelatih Fatih Terim masih memiliki dua nama besar di jajaran striker; Johan Elmander (Swedia) dan Milan Baros (Republik Ceko). Namun Terim tampaknya lebih memilih Umut Bulut, yang sejauh ini sudah menyumbang satu gol di Liga Champions. Namun faktor penghalang bagi Galatasaray lebih besar datang dari luar, yaitu Real Madrid. Madrid jelas semakin percaya diri setelah menang 5 1 atas Levante akhir pekan lalu. Padahal ketika itu Pelatih Jose Mourinho tidak memainkan tujuh pemain pilar. Cristiano Ronaldo baru dimainkan pada babak kedua. Kekuatan Real Madrid sebe-
narnya agak berkurang setelah bek Sergio Ramos dan gelandang Xabi Alonso tidak bisa bermain karena koleksi kartu kuning mereka sudah melebihi batas. Playmaker Ricardo Kaka juga harus absen karena mengalami cedera saat melawan Levante. Namun, absennya Ramos, Alonso, dan Kaka tidak akan menjadi masalah berarti karena Real Madrid memiliki banyak pemain dengan kualitas setara yang mampu menggantikan peran mereka. Di belakang masih ada duet Pepe dan Raphael Varane untuk menjadi tembok pertahanan. Sedangkan Alonso bisa digantikan Luka Modric atau Michael Essien, sedang posisi playmaker akan kembali ditempati Mesut Oezil. Ronaldo akan kembali menjadi momok bagi pertahanan Galata-
saray seperti pada leg pertama. Mantan bintang Manchester United baru saja mengemas golnya yang ke 29 di La Liga dan akan semakin terpacu untuk mencetak gol di Istanbul demi menjaga takhtanya sebagai top scorer Liga Champions dengan 9 gol. Gawat bagi Galatasaray, mereka tidak akan diperkuat bek tengah Dany Nounkeu yang bernasib sama dengan Yilmaz. Itu artinya, kekuatan lini belakang Gala dipastikan akan berkurang. “Ini adalah pertandingan berat dan kepastian kami untuk lolos belum dipastikan. Tiga gol adalah keunggulan besar namun kami harus bermain serius untuk setidaknya mencetak satu gol,” ujar CR7, yang optimistis Madrid bakal merebut gelar Liga Champions ke-10 atau La Decima di musim ini. (Tribunnews.com/deo)
pergi meninggalkan tanaman yang diserang. Ini berbeda dengan ketika petani menggunakan pestisida yang dalam jangka panjang justru membuat hama tanaman menjadi semakin kebal. Obatobat hama kimia juga bisa merusak kesuburan tanah. Produk pertanian organik Gubug Lazaris, kata Romo Hardo, semula hanya untuk memenuhi kebutuhan jemaat di Kediri dan sekitar. Namun, seiring perjalanan waktu, ternyata banyak juga warga nonjemaat yang berminat. Kenapa awalnya hanya untuk jemaat? Karena pemasaran memang didasari atas rasa saling percaya. Tapi, berkat informasi dari mulut ke mulut dan semakin banyaknya warga yang melihat sendiri pengembangan pertanian
organik ini, trust masyarakat umum pun ternyata tumbuh. Tak hanya di Kediri, warga luar kota bahkan juga bisa menerima produk organik ini. Menurut Romo Hardo, saat ini bahkan ada konsumen tetap produk beras organik dari Surabaya, Sidoarjo, dan Malang. Soal harga, Gubuk Lazaris mematok lebih rendah ketimbang produk pertanian organik dari tempat lain yang banyak ditemui di pasar swalayan dan supermarket. Beberapa waktu lalu, Romo Hardo sempat ditawari kerja sama dengan agen yang telah memiliki label merk organik. Namun, tawaran ini ditolaknya karena ia tak ingin terikat. "Sudah beberapa kali ada tawaran seperti itu, tapi kami lebih nyaman kalau tidak memakai
label," tambahnya. Tawaran juga datang dari grup makanan cepat saji yang selama ini mengklaim memakai beras organik. Tapi, sejauh ini belum ada kesepakatan harga. "Pemasaran kami yang utama dari hasil 'gethok tular' (dari mulut ke mulut) mereka yang pernah mengonsumsi beras organik kami," tambahnya. Untuk memastikan produknya benar-benar bebas kandungan pestisida dan bahan kimia, Romo Hardo sudah beberapa kali menguji kandungan tanah, baik di lahan sawah dan kebun sayur. Hasilnya memang kandungan bahan kimia negatif, karena sejak menanam pihaknya tidak pernah memakai bahan kimia. Diakuinya, pasaran beras organik masih sangat menjanjikan, karena permintaan pasar
cenderung meningkat. Dia juga bersyukur masyarakat sudah mulai sadar akan arti pentingnya menjaga kelestarian alam dengan tidak menggunakan bahan kimia dalam tanaman pangan. "Kesadaran sudah mulai ada, tapi ini perlu gerakan bersama-sama," tambahnya. Selain mengelola sendiri lahan seluas satu hektar, Romo Hardo juga menanami padi organik di lahan sawah yang disewa dari masyarakat di sekitar Gubug Lazaris. Saat panen, jerami padi dipakai sebagai makanan ternak sapi perah dan pedaging, sehingga susunya pun diklaim sebagai susu organik. Setiap hari, belasan ekor sapi peliharaan Romo Hardo bisa menghasilkan sekitar 30 liter susu organik. (Didik Mashudi)
join facebook.com/suryaonline
Sementara, BPBD Pemkab Ngawi mengatakan luapan sungai Bengawan Madiun dan Bengawan Solo merendam ribuan rumah warga di 42 desa tersebar di 12 kecamatan. Ketinggian air antara 50 cm hingga 1,5 meter. Kondisi terparah terjadi di 3 kecamatan yakni Kwadungan, Pangkur, dan Karangjati. "Laporan kepala keluarga (KK) saja sudah ada sekitar 8.000 rumah yang terendam banjir sejak Minggu (7/4) malam hingga Senin (8/4) dini hari," kata Kepala BPBD Ngawi Eko Heru Cahyono. BPBD tak bisa memprediksi kapan banjir akan surut. Apalagi ada informasi Waduk Gajah Mungkur di Wonogiri dibuka mulai Senin (8/4) pagi. Ini menyusul debit air di Waduk Gajah Mungkur mencapai 106 meter per kubik. Karena tak surut juga, puluhan siswa kelas 6 SDN Waruktengah 1 Kecamatan Pangkur, terpaksa mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) di rumah warga. Mereka terpaksa mengikuti UAS itu dengan cara lesehan beralas tikar. “Tidak bisa tenang mengerjakan
Jalur... ■
DARI HALAMAN 1
menggunakan jalur alternatif. Jika sudah terpasang, kendaraan yang lewat jembatan bailey berlaku sistem buka tutup. Sambil menunggu selesainya jembatan bailey, yang kelak bisa dilalui kendaraan roda empat, Dinas PU Jatim mulai membangun jembatan darurat untuk pejalan kaki dan pengendara roda dua. Jembatan darurat difungsikan untuk memudahkan pejalan kaki dan pengendara roda dua agar tidak memaksakan diri terjun melintasi sungai Slahung, atau mencari jalur alternatif yang jaraknya lebih jauh sekitar 15 kilometer dengan jarak tempuh sekitar 1,5 jam. Kasi Jembatan Dinas PU Jatim, Suhardono, menambahkan setelah jembatan bailey rampung, pemerintah tahun ini juga akan langsung membangun kembali jembatan Plapar. Sementara itu, runtuhnya jembatan Plapar yang menghubungkan wilayah PonorogoPacitan masih menjadi tontontan warga. Hingga hari kedua runtuhnya jembatan yang dibangun sejak tahun 1993 ini, ratusan warga masih berjubel mendatangi jembatan. Warga yang berdatangan itu masih penasaran dengan runtuhnya jembatan utama menuju kampung Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Jembatan runtuh, Sabtu (6/4) malam sekitar pukul 19.45 WIB, yang biasanya jalur di atas jembatan itu masih ramai. Namun, saat kejadian
Tiru... ■
DARI HALAMAN 1
dirinya telah mengguna-gunai Lina supaya mau jadi istrinya. Makanya, Kiwil merasa perlu untuk menyampaikan klarifikasi kepada publik. “Saya mengklarifikasi bahwa pernikahan antara Lina dan saya tidak ada. Hubungan juga tidak ada dengan Lina, hubungan cuma teman,” ucap bekas suami Meggy Wulandari ini. Keduanya saling mengenal karena pernah tampil dalam acara yang sama di sebuat tempat. Keduanya sama-sama bertindak sebagai entertain dalam acara tersebut. Kiwil melawak. Sementara, Lina penyanyi. “Dia entertainer saya juga, pernah satu panggung, itu unsur tidak sengaja,” tandas pemilik nama Wildan Delta ini. Kiwil sebetulnya tak mau ambil pusing dengan gosip pernikahannya dengan Lina. Meskipun, akibatnya banyak orang yang menyebutnya sebagai playboy. Ia pun menerimanya dengan lapang dada. “Pada men-jugde saya sebagai playboy, saya terima. Bagi saya itu bukan merasa kaya gimanagimana, saya kembalikan pada orang, kalau enggak tahu asalusulnya,” ucapnya. Tetapi, yang meresahkan Kiwil adalah penilaian negatif keluarga besarnya. Termasuk mantan kedua istrinya, Rohimah dan Meggy Wulandari. “Sangat negatif, bukan hanya Rohimah dan Meggy, semua keluarga besar saya berkomentar, kakak juga saya nilai bagaimana kelakuan saya karena gosip ini,” ungkapnya. Makanya, Kiwil merasa perlu menjelaskan semuanya kepada keluarga besarnya
soal,” kata Selly, seorang siswi. Sebelumnya, dua warga Ngawi terseret arus banjir di Sungai Ketonggo, Desa Kedungpuri, Kecamatan Paron. Namun seorang bisa diselamatkan dan seorang lagi tak bisa diselamatkan karena terseret arus hingga 5 kilometer dan ditemukan 15 jam kemudian. Di Kabupaten Madiun, dua kecamatan terendam banjir akibat hujan deras seharian. "Akibat luapan anak sungai Bengawan Madiun yaitu Sungai Piring, Sungai Sono dan Sungai Jeroan, dua wilayah dilanda banjir, yakni Kecamatan Madiun dan Balerejo," ujar Kepala BPBD Nuryanto, Senin (8/4). Sementara banjir bandang yang menerjang Tuban, Minggu (7/4) petang, menelan satu korban jiwa yakni Dasiman, pengembala ternak tinggal di Desa Manjung, Kecamatan Montong. "Korban tewas karena terseret air, dia diketahui hilang semalam dan pagi ditemukan," kata Ketua BPBD Tuban Joko Ludiono, Senin (8/4). (sin/ufi/ dri/wan/bet)
kondisinya ternyata sepi sehingga tidak ada korban jiwa. Supeno (27) warga Desa Wilangan, Kecamatan Sambit, Kabupaten Ponorogo mengaku sengaja datang ke lokasi bersama anak dan istrinya hanya ingin membuktikan pemberitaan mengenai runtuhnya jembatan Plapar. "Kami heran karena saat kejadian masih di jam-jam ramai kendaraan lalu lalang. Beruntung tidak ada korban. Seandainya ada orang melintas saat kejadian, dipastikan bakal ikut terjun ke dasar sungai sedalam 15 meter ini," terangnya kepada Surya, Senin (8/4). Danang (40) warga Desa/Kecamatan Tulakan, Kabupaten Pacitan mengaku hampir setiap hari melintasi jembatan itu. Ia bersyukur tidak menjadi korban. "Setiap hari Sabtu malam saya selalu melintas di atas jembatan ini saat balik kerja dari Madiun,” katanya. Beruntung pada hari kejadian, Danang pulang agak siang. Sehingga saat jembatan ambrol dia sudah sampai di Kecamatan Arjosari, Pacitan. Seandainya Sabtu malam baru pulang, mungkin saja dia akan menjadi korban. “Tuhan masih melindungi saya. Sampai di rumah saya langsung sujud syukur begitu mendengar kabar jembatan ini ambrol," ungkapnya. Ketua RT 02/RW 01, Dusun Plapar, Kusmin menegaskan saat jembatan runtuh, kondisi wilayah Slahung menuju Pacitan diguyur hujan rintik-rintik. Oleh karenanya, lalu lintas pengguna jalan sepi, tidak seperti pada malam Minggu biasanya.(wan/uji)
bahwa gosip tersebut sama sekali tidak benar. “Bahwa saya tidak menikah lagi,” beber Kiwil sambil kembali menegaskan, baru sekarang dia merespons kabar miring itu karena awalnya tidak merasa penting untuk menyampaikan klarifikasi. Kiwil memang pernah menuturkan dirinya ingin menikah lagi pascabercerai dengan Meggy Wulandari. Namun, Lina Marlina, penyanyi dangdut yang digosipkan menikah dengannya belakangan ini di media massa, ternyata bukanlah yang diharapkan Kiwil untuk menjadi istri ketiganya. “Dia bukan yang saya harapkan buat jadi istri ketiga, yang kemarin hanya photo prewedding,” tuturnya. Disinggung soal bayaran yang disebut-sebut diterima dari Lina atas jasanya menjadi ‘suami’ bohongan Lina, Kiwil menepis kabar itu. Santer terdengar Kiwil menerima bayaran hingga Rp 200 juta setelah menjalankan peran apiknya menjadi ‘suami baru’ Lina. Ada pula kabar lain yang menyebutkan Kiwil telah mengantongi uang ‘jasa’ sebesar Rp 50 juta dari artis bertubuh seksi itu. “Sejauh ini nggak ada omongan (soal bayaran) itu. Saya konfirmasi dulu ke Lina,” kata Kiwil. Saat ini, Kiwil hanya mengaku bahwa dirinya belum menerima ‘fee’ pernikahan rekayasanya dari Lina. “Saya nggak tahu,” cetus Kiwil yang hanya bisa mengamini jika Lina semakin banyak menerima tawaran pekerjaan setelah kasus rekayasanya itu. (tribunnews) follow @portalsurya
Manfaatkan Situasi Genting SEOUL - Warga Korsel ini mengemas sebanyak mungkin komponen elektronik setelah keluar dari Kaesong, kompleks industri bersama utara-selatan menyusul ancaman perang dari Korut. (telegraph)
HALAMAN
| SELASA, 9 APRIL 2013
Stroke Kalahkan Wanita Besi london, surya - Seluruh Inggris berkabung. Mantan perdana menteri Margareth Thatcher yang begitu dihormati di dalam dan luar negeri meninggal pada usia 87 tahun setelah mengalami stroke, Senin (8/4). “Dengan duka cita yang dalam, Mark dan Carol Thatcher mengumumkan bahwa ibunda mereka, Baroness Thatcher meninggal dengan tenang akibat stroke pagi ini,” kata Lord Tim Bell saat mengumumkan berita duka itu. Thatcher kali pertama terkena stroke ringan pada 2001. Pada 2008, putrinya, Carol, menyatakan bahwa ibunya didiagnosis menderita demensia yang berdampak pada daya ingatnya. Lady Thatcher adalah satu-satunya perdana menteri perempuan Inggris. Ia dikenal sebagai sosok yang tegar dan blak-blakan serta dijuluki sebagai Wanita Besi. Thatcher yang berusia 87 tahun telah memimpin partai Konservatif untuk mencapai tiga kali kemenangan dalam pemilu dan memerintah dari tahun 1979 hingga 1990. Hal itu adalah periode terlama yang dipegang oleh perdana menteri Inggris secara berturut-turut sejak awal abad 19. PM David Cameron menyebut Thatcher sebagai orang Inggris yang besar. Cameron yang sedang menghadiri pertemuan di Madrid Spanyol bergegas pulang ke London serta membatalkan pertemuan dengan Presiden Prancis Francois Hollande. Bendera Union Jack di kantor Cameron sudah dikibarkan setengah tiang.
Thatcher tidak akan mendapatkan upacara kenegaraan dalam pemakamannya. Namun akan disamakan statusnya dengan pemakaman Lady Diana dan Ibu Suri. Upacara pemakaman itu akan dilakukan sepenuhnya secara militer di Katedral St Paulus di London. Selama berkuasa, Thatcher dianggap sebagai politisi yang kontroversial. Ia mampu mendorong gairah baik dari pendukung maupun lawan-lawannya. Ia mampu bertahan dari gejolak pemogokan serikat buruh selama 19841985. Ia juga berkuasa ketika Inggris terlibat konfrontasi dengan Argentina memperebutkan Kepulauan Falkland atau Malvinas pada 1982. Ia selamat dari percobaan pembunuhan oleh gerakan separatis IRA yang mengebom Brighton Grand Hotel pada 1984. Di hotel itu Thatcher tinggal selama mengikuti konferensi tahunan Partai Konservatif. Thatcher punya kenangan dengan Indonesia. Ia pernah tiga hari berkunjung ke Indonesia yang kala itu diperintah Presiden Soeharto. Kunjungan kenegaraan itu dimulai 9 April 1985. Ia diterima dengan segala penghormatan. Dengan Soeharto, Thatcher banyak bicara soal pembangunan ekonomi dan pertahanan. Ia juga menjanjikan bantuan lebih banyak untuk Indonesia di bidang teknologi. Namun ada sesuatu yang membuat Thatcher merasa kecewa dan itu diungkapnya di depan umum. "Saya kecewa karena berada di sini hanya tiga hari," katanya. (ap/bbc/cnn/sas)
AFP/LEON NEAL
FOTO KENANGAN - Sebuah gambar diambil 8 Juni 2010 menunjukkan mantan PM Inggris, Baroness Margaret Thatcher melambaikan tangan bersama PM David Cameron, di depan pintu Downing Street 10, di Kota London. Margaret Thatcher meninggal pada usia 87 tahun, akibat terserang stroke.
11 Kopassus Tak Langsung Dipecat ■ Mulai Jalani Penyidikan Jakarta, surya - Markas Besar TNI Angkatan Darat menyatakan 11 anggota Komando Pasukan Khusus (Kopassus) yang terlibat dalam aksi penyerangan dan penembakan di Lembaga Pemasyarakatan Cebongan, Sleman, Yogyakarta, mulai dipindah ke Markas Kodam IV Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Senin ( 8/4). Sebelumnya, kesebelas anggota Kopassus ini masih berada di Markas Grup 2 Kandang Menjangan, Kartasura, Solo. "Pemindahan ini adalah proses tindak lanjut dari penyidikan yang mulai dilakukan hari ini," kata Kepala Dinas Penerangan TNI AD, Brigadir Jenderal TNI Rukman Ahmad kepada wartawan, Senin (8/4). Rukman melanjutkan, meski dua anggota Kopassus yang mencoba menghalangi penyerangan tidak terlibat, tetap saja dibawa ke Semarang. Sebab,
storyhighlights ■ Sebelas anggota Kopassus yang menyerbu Lapas Cebongan dipindahkan ke Makodam Diponegoro. ■ Sebelumnya mereka masih berada di Markas Grup 2 Kopassus Kandang Menjangan, Kartasura. ■ Setelah dinyatakan terlibat, mereka ternyata tidak langsung ditahan. keduanya tetap akan dimintai keterangan terkait penyerbuan 23 Maret lalu yang menewaskan empat tahanan titipan Polda DIY. Setelah dinyatakan terlibat penyerangan Lapas Cebongan, sembilan anggota Kopassus tersebut belum langsung menjadi
Markus Horison
Jadi Juragan Bakso
P
roses bercerai saja,” ujar persidangan Sangap. perceraian Informasi lain Markus Horison menyebutkan, Ririhina (31) alias perkembangan Muhammad Haris persidangan Maulana dan Kiki gugatan cerai kini Amalia (31) masih tengah membahas berlangsung di pembagian gono Pengadilan Agama gini berupa mobil (PA) Jakarta Selamewah yang matan. sih dalam tahap Sejauh ini KAPANLAGI cicilan. Pihak Kiki Markus hanya MARKUS HORIsON mengaku sudah datang sekali ke punya seorang ruang sidang. Menurut Sangap yang bersedia membeli mobil itu Surbakti, kuasa hukum Markus, sebesar Rp 400 juta. kliennya belum bisa menghadiri “Pembelinya minta mobil persidangannya lagi lantaran itu dibawa ke Jakarta. Kan sibuk bekerja. Mantan kiper kami bukan membeli kucing Timnas Sepakbola Indonesia itu dalam karung, harus diperiksa juga masih terus mencari klub dulu,” cerita kuasa hukum sepakbola yang baru. “Sampai Kiki, Fahmi Aulia, usai sidang sekarang ini, Markus belum ada di Pengadilan Agama Jakarta kontrak dengan klub manapun,” Selatan, Senin (8/4). kata Sangap setelah hadir di Persoalan kini, mobil itu kini persidangan cerai Markus di PA ada pada Markus dan Markus Jakarta Selatan, Senin (8/4). sedang berada di Medan. Sambil mendapatkan klub Markus pun tampaknya enggan baru, Markus juga punya usaha mengirim mobil itu ke Jakarta. lainnya. Menurut Sangap, klien“Tanggapan dari Markus nya tersebut tengah mengurusi belum memuaskan. Kami warung baksonya di Medan. minta mobil dibawa ke Jakarta, “Mungkin di putusan nanti, transaksi di Jakarta. Platnya Markus akan datang. Dia nggak kan plat Jakarta. Dari Markus mungkin hadir sebelum ada maunya ada uang masuk ke putusan karena di Medan,” dia dulu,” cetus Fahmi kepada tutur Sangap. Sejak gugatan tabloidnova.com. perceraiannya diproses di PA JaKarena masalah teknis karta Selatan pada 10 Desember penjualan mobil ini belum 2012, Markus sengaja memumenemukan titik sepakat, tuskan komunikasinya dengan sidang dilanjutkan, Senin Kiki. “Hubungan Markus dan (13/4). (kompas.com/nva/ Kiki seperti orang yang sudah tribunnews) join facebook.com/suryaonline
tersangka. Mereka juga tidak langsung ditahan atau dinonaktifkan alias dipecat dari anggota Kopassus. Rukman beralasan, mekanisme peradilan militer dalam menetapkan status tersangka hingga menonaktifkan jabatan mesti didahului proses penyidikan. Sehingga penetapan tersangka menunggu penyidik militer menemukan keterlibatan kesembilan anggota Kopassus. Menurut keterangan seorang petugas Pomdam Diponegoro, kesebelas anggota Kopassus tersebut tiba dari Markas Grup 2 Kandang Menjangan, Kartasura, Solo, sekitar pukul 15.30 WIB. "Mereka datang molor," ujarnya. Awalnya mereka diperkirakan sampai di Makodam pukul 13.00 WIB. Setelah 30 menit tiba di markas Pomdam, mereka langsung menjalani pemeriksaan di ruang penyidikan. Sangat mungkin setelah pemeriksaan mereka langsung menjalani penahanan. Rukman pun berjanji penyidikan ini akan berjalan dengan jujur dan adil dalam mengung-
kap keterlibatan 11 anggota Kopassus itu. Dia meminta masyarakat dan media massa untuk bersabar dan percaya dengan penyidikan militer dalam kasus ini. Pada Kamis (4/4), Wakil Komandan Polisi Militer Brigadir Jenderal TNI Unggul Yudhoyono mengumumkan 11 anggota Kopassus Grup 2 Kandang Menjangan, Kartasura, terlibat dalam aksi penembakan itu. Dari 11 anggota Kopassus, ada dua yang tidak ikut melakukan aksi penyerangan. Keduanya bermaksud mencegah dan menggagalkan aksi sembilan teman mereka. Tim investigasi TNI AD menyebut anggota Kopassus berinisial U sebagai penembak keempat tahanan Polda Yogyakarta, sedangkan delapan orang lainnya terlibat aksi pendukung. Aksi para anggota Kopassus itu dinyatakan tindakan reaktif menyusul terbunuhnya rekan mereka, Serka Heru Santoso oleh keempat tahanan yang dieksekusi tersebut.(Tribunnews)
Kapolda Terbuka Pangdam Tertutup Dua momen penting yang berhubungan dengan insiden penyerangan Lapas Cebongan, Sleman, Yogyakarta berlangsung Senin (8/4), yakni sertijab Kapolda DIY dan Pangdam IV Diponegoro. Namun satu acara digelar terbuka, satu lainnya digelar tertutup. Acara sertijab Kapolda DIY digelar di Rupatama Mabes Polri, Jl Trunojoyo, Jakarta Selatan. Acaranya terbuka untuk wartawan. Selain Kapolda DIY, ada lima pejabat lain setingkat Kapolda yang diganti. Kapolda DIY sebelumnya, Brigjen Pol Sabar Rahardjo, dimutasi dan digantikan oleh Brigjen Pol Haka Astana yang sebelumnya menjabat sebagai Karo Kajian dan Strategi SDM Polri. Karena terbuka, wartawan bisa mewawancarai Brigjen Sabar dan meminta komentarnya soal pergantian ini. "Saya kira hal yang wajar, saya sudah sepuluh bulan menjabat. Dan tepat pada waktunya," kata Brigjen Sabar.
Sementara sang pengganti, Brigjen Haka, mengatakan akan meniru gaya Sultan Hamengku Buwono X dalam memimpin Polda DIY. "Saya tak akan menggunakan cara lain, karena Sultan sudah berpesan menggunakan pendekatan budaya. Mudah-mudahan bisa tercapai (memulihkan Yogyakarta) dalam waktu dekat," kata Haka, usai pelantikan. Pergantian Kapolda tak lama setelah kasus penyerangan Lapas Cebongan terungkap. Namun Kapolri Jenderal Timur Pradopo membantah mutasi ini berkaitan dengan kasus yang melibatkan 11 oknum Kopassus tersebut. Pemandangan berbeda terjadi di acara Sertijab Pangdam Diponegoro Mayjen TNI Hardiono Saroso yang digantikan Mayjen Sunindyo. Dalam acara yang digelar di Mabes TNI AD, Jakarta, ini tertutup. Wartawan hanya diperbolehkan menunggu di pinggir jalan di depan gerbang.
Alhasil, tak ada komentar dari Hardiono. Padahal, Hardiono tengah menjadi sorotan karena ucapannya yang sempat membela anggota Kopassus yang diketahui belakangan mengaku sebagai penyerang Lapas Cebongan. Sertijab Pangdam Diponegoro melalui upacara militer yang dipimpin Kepala Staf TNI AD Jenderal TNI Pramono Edhie Wibowo. Jabatan Mayjen Sunindyo sebelumnya sebagai Asisten Personel KSAD, sedangkan Mayjen TNI Hardiono Saroso selanjutnya menjadi Staf Khusus KSAD. Jenderal Pramono Edhie mengucapkan terima kasih kepada Mayjen TNI Hardiono Saroso yang selama ini telah mengamankan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta dengan baik. Untuk Mayjen TNI Sunindyo KSAD berpesan agar bisa melaksanakan tugas ini dengan penuh rasa tanggung jawab dan hati tulus.(tribunnews/ant)
Kerja Sama Antiteror 5 Tahun ■ Finalisasi Kesepakatan Dilakukan di Medan surabaya, surya - Negara-negara peserta The Second Senior Official Meeting (SOM II) Asia Pacific Economic Cooperation (APEC) yang Senin (8/4) mengakhiri pertemuan Counter Terrorism Task Force (CTTF) di Surabaya dengan kesepakatan meningkatkan status gugus tugas itu menjadi kelompok kerja atau working group. Ketua CTTF, Harry Purwanto mengatakan, alih status CTTF itu akan memperpanjang masa implementasi program-program yang sudah disepakati sebelumnya. Kalau masa kerja CTTF selama dua tahun, maka working group selama lima tahun. “Tetapi untuk mandat yang dikerjakan
tetap. Yang berubah memang hanya durasi masa kerjanya saja,” ujar Harry, Senin (8/4) siang. Kesepakatan belum final dan harus disepakati dalam forum APEC yang lebih tinggi. Forum terdekat, yakni The Third Second Official Meeting (SOM III) 22 Juni - 6 Juli 2013 di Medan. Lebih lanjut, masih terkait program-program pencegahan terorisme yang menyatu dengan agenda CTTF, Indonesia akan menggelar financing workshop di Bali. Para delegasi yang terlibat adalah perwakilan dari Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), Badan Perencanaan Pembangunan Nasional
(Bappenas), Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus (KEK), serta sejumlah instansi lain di sektor finansial. “Workshop bertujuan mencegah upaya money laundering (pencucian uang) serta terror financing,” tambah Deputi Kerjasama Internasional Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Indonesia ini. Selain itu, dua program lain juga akan digelar Indonesia, yakni Policy Dialogue dan First Responder dengan bantuan Amerika Serikat. Menurut Harry, AS punya banyak tawaran untuk negara-negara APEC untuk meningkatkan daya dukung pencegahan ancaman
SURYA/SUGIHARTO
APEC - Ketua CTTF, Harry Purwanto (tengah) bersama Kasubdit Kerja Sama Multilateral BNPT, Johannes Manginsela (kiri) memberikan keterangan pers terkait pertemuan APEC 2013, Senin (8/4). terorisme. “Selain Indonesia, Amerika juga memfasilitasi Bangkok untuk meningkatkan kemampuan pengawasan bandara dan peningkatan kemampuan anjing
pelacak. Dalam hal ini Amerika tidak meminta apa-apa, itu semata karena mereka ingin semua negara punya kemampuan merata dalam mengantisipasi terorisme,” pungkasnya. (ben)
Alfiah Disekap, Relakan Hartanya Rp 60 Juta gresik, surya - Satu jam menjelang pergantian hari, dari Minggu (7/4) menjadi Senin (8/4), rumah H Kurin di Jalan Raya Kalisari, Desa Kedungrukem, Benjeng Gresik, mendadak mencekam. Penghuni rumah yang sedang lelap tidur dibangunkan oleh kawanan perampok. Setidaknya tujuh pria masuk rumah itu dan langsung membangunkan Hj Umu Alfiah (37), istri H Kurin, yang malam itu tidur di ruang tamu. H Kurin sendiri saat ini sedang umrah. Di bawah todongan celurit, Alfiah tak berkutik. “Tangan saya diikat dan mulut saya dilakban,” kata Alfiah kepada wartawan,
Senin (8/4) siang. Para perampok itu kemudian minta ditunjukkan tempat penyimpanan perhiasan dan uang tunai. Sementara perampok lainnya masuk ke kamar-kamar untuk melumpuhkan penghuni lainnya, yaitu tiga anak pasangan itu, Firman (12), Deby (16) dan Helmi (20). Kaki tangan mereka diikat, sedangkan mata dan mulut mereka dilakban. “Kami diancam akan dibunuh jika berteriak. Tapi kami tidak bisa berbuat apa-apa, sebab langsung ditodong celurit,” imbuhnya. Setelah penghuni rumah tak berdaya, kawanan ini menguras hampir semua benda berharga di
rumah pengurus PC NU Gresik itu. Mereka menggondol tiga motor beserta STNK-nya, yaitu Honda Vario Techno (W 6027 ME), Honda Beat (W 6072 MA) dan Honda Vario 2009 (L 5990 VN). Mereka juga membawa serta 90 gram perhiasan emas, tiga gitar listrik, sepatu seharga Rp 800.000 dan delapan ponsel berbagai merek. Alfiah memperkirakan kerugian totalnya mencapai di atas Rp 60 juta. Beberapa saat setelah para perampok kabur, sekitar pukul 00.30, Alfiah berhasil membebaskan diri. Sebelum akhirnya membangunkan tetangganya dan melapor ke Polsek Benjeng,
Alfiah membebaskan ketiga anaknya. Rupanya tidak semua barang bisa dibawa kabur oleh kawanan itu. Salah satu sepeda motor ditemukan di pembuangan sampah sekitar 30 meter dari rumah korban. Motor itu tidak bisa dibawa karena salah satu bannya bocor. Kasatreskrim Polres Gresik, AKP Mohammad Nur Hidayat, mengatakan, berdasarkan penyelidikan awal, diketahui bahwa para perampok masuk lewat pagar melalui gerbang bagian timur. Setelah itu mereka masuk rumah lewat pintu belakang. Hidayat menduga, mereka ada-
lah kawanan yang sebelumnya juga merampok di tempat lain di Gresik karena modusnya mirip. “Aksi perampokan dan pencurian di Gresik diduga dilakukan satu gerombolan yang jumlahnya lebih dari 3 orang. Kami masih berusaha membongkar sindikat perampok dan pencuri di wilayah Gresik dengan cara koordinasi lintas Kepolisian dan membentuk tim khusus,” katanya Ia menyebut perampokan di SMAN 1 Kebomas yang mengalami kerugian Rp 292 juta. Lima hari kemudian SMAN 1 Cerme menjadi korban dan kehilangan 30 monitor LCD dengan total kerugian Rp 60 juta. (st38) follow @portalsurya
Tunjungan Life surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
HALAMAN
|
|
Polisi tembak pejambret tas mahasiswa Fuad Hasan (23), warga asal Dusun Labang Baru, Desa/Kecamatan Labang, Bangkalan, ditembak polisi di Jalan Gubeng Pojok, Senin (8/4). Penyebabnya, bandit jalanan itu berusaha kabur ketika akan ditangkap polisi. baca halaman 10
SELASA, 9 APRIL 2013
Crunchy Turi Karya Mahasiswa STIE Perbanas
Cocok untuk Ibu Hamil
Kembang turi selama ini hanya dimanfaatkan oleh masyarakat kabanyakan untuk kudapan bersama sambal pecel atau sekadar dibikin sayur lodeh. Padahal dengan sedikit olahan, kembang turi ternyata bisa menjadi camilan yang crunchy dan bernilai tinggi.
A
dalah Rian Tri Widianto, mahasiswa STIE Perbanas, yang pertamakali menemukan cara lain mengolah kembang turi. Ide itu berawal ketika dia melihat di sekitar rumah tetangganya banyak ditumbuhi pohon turi yang sedang berbunga. "Saya berpikir, sayang kalau
kembang turi hanya dipakai untuk kudapan pecel. Saya mulai berpikir bagaimana caranya membuat menjadi camilan yang renyah," katanya. Rian lalu mendiskusikannya dengan empat mahasiswa STIE Perbanas lainnya, yakni Rizki ■ KE HALAMAN 15
KEMBANG TURI - Mahasiswa STIE Perbanas menunjukkan proses pembuatan dan bentuk cruncy turi, keripik berbahan kembang turi dengan balutan adonan tepung racikan sendiri, di Gazebo Kampus STIE Perbanas, Senin (8/4).
SURYA/HABIBUR ROHMAN
Pendaftaran Naik Rp 25.000 ■ Pembukaan SBMPTN Mulai 13 Mei surabaya, surya - Biaya pendaftaran seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN) tahun ini dipastikan naik Rp 25.000 untuk masingmasing bidang (kelompok). Seperti kelompok sains yang sebelumnya namanya ilmu pengetahuan alam (IPA) naik dari Rp 150.000 menjadi Rp 175.000. Begitu juga untuk kelompok sosial humaniora (soshum). Sedangkan untuk kelompok campuran naik dari Rp 175.000 menjadi Rp 200.000.
Kepala Badan Akademik ITS, Ismaini Zain, mengatakan kenaikan biaya ini sepadan, karena saat ini peserta bisa memilih tiga program studi. Cara memilihnya pun lebih luwes. Kelompok saintek dapat memilih sebanyak-banyaknya tiga prodi dari kelompok prodi saintek. Begitu juga dengan kelompok soshum. Sementara kelompok ujian campuran dapat memilih sebanyak-banyak tiga prodi campuran prodi ■ KE HALAMAN 15
storyhighlights ■ Kenaikan biaya pendafataran SBMPTN karena peserta nantinya bisa memilih tiga program studi ■ Pendaftaran dimulai tanggal 13 Mei 2013 pukul 08.00 hingga 7 Juni 2013 pukul 22.00 ■ Ikhsan mengimbau kepala sekolah untuk memberikan akses ke siswanya agar bisa memakai database untuk mendaftar SBMPTN
Tri rismaharini
Jangan Percaya Bocoran
b
Wali Kota Surabaya, Tri Rismaharini, meminta seluruh kepala sekolah untuk mengingatkan anak didiknya agar tidak mempercayai selebaran ataupun short message service (SMS) yang berisi tentang bocoran jawaban soal Ujian Nasional (Unas). Hal itu disampaikan Risma pada acara penandatanganan pakta integritas penyelenggaraan Unas Dinas Pendidikan Kota Surabaya di Gedung Djoeang Surabaya, Senin (8/4). Menurutnya, bocoran soal maupun jawaban yang beredar itu tidak benar alias bohong. "Kita harus wanti-wanti agar anakanak kita tidak percaya dengan SMS atau surat bocoran itu agar mereka tidak goyah,” tegasnya. Diakui Risma, rumor bocoran jawaban soal ■ KE HALAMAN 15
SURYA/DODO HAWE
join facebook.com/suryaonline
Siswa Kebutuhan Khusus Juga Lewat Online
LENSAINDONESIA.COM
biaya naik - Suasana tes masuk PTN jalur ujian tulis pada tahun 2012 lalu. Pada tahun ini biaya pendaftaran naik Rp 25.000.
Bagi para penyandang cacat tidak perlu berkecil hati untuk bisa masuk ke perguruan tinggi negeri (PTN). Pihak panitia menyediakan tempat-tempat ujian khusus bagi mereka. Panitia seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN) dari ITS, Ismaini Zain, mengungkapkan proses pendaftaran para siswa berkebutuhan khusus ini sama persis dengan siswa normal. Mereka harus mendaftar via online di laman www.sbmptn.or.id. Panitia tidak menyediakan laman khusus untuk penyandang cacat. Khusus untuk siswa tunanetra, panitia membolehkan saat pendaftaran mereka dibantu orang lain karena memang panitia ■ KE HALAMAN 15
PKL Harus Libur 11 Hari karena Ada APEC ■ Satpol PP Berdalih Penataan surabaya, surya - Selama gelaran Asia Pacific Economic Cooperation (APEC), pedagang kaki lima (PKL) di sejumlah jalan protokol di Kota Surabaya diminta libur selama 11 hari. Di antaranya para PKL yang berada di kawasan Embong Malang, Tegalsari, Kedungsari, Kedungdoro, Blauran dan Bubutan. "Kami sudah mendapat sosialisasi agar libur selama 11 hari, mulai kemarin (Minggu), karena ada APEC," ungkap PKL yang biasa mangkal di Jalan Tegalsari yang enggan disebut namanya, Senin (8/4). Menurutnya, PKL yang ngotot tetap berjualan, terutama siang hari, diancam rombongnya akan diangkut. Kepala Satpol PP Kota Surabaya, Irfam Widyanto, membantah
bila seruan libur 11 kepada PKL karena ada APEC. Menurutnya seruan libur itu untuk penataan. Mengingat jumlah pertumbuhan PKL dalam sebulan di Kota Surabaya mencapai kisaran 200300 PKL. Jumlah pertumbuhan tersebut dinilai cukup tinggi dan dipastikan akan bisa mengganggu kenyamanan dan ketertiban Kota Surabaya. "Dalam rangka pendataan dan penataan itulah kami meminta PKL tidak berjualan dalam waktu 11 hari dan itu bukan dalam rangka APEC," kata Irfan. Dijelaskannya, pendataan dan penataan terhadap PKL tersebut telah dilakukan di sepanjang Jalan Tegalsari, Stasiun Semut, Kenjeran, Kedungdoro, ■ KE HALAMAN 15
SURYA/SUGIHARTO
KELILING kota - Cak dan Ning Surabaya berkoordinasi untuk melayani tamu peserta APEC 2013 yang akan mengikuti city tour, di Hotel Marriott Surabaya, Senin (8/4).
follow @portalsurya
Malang Life surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
HALAMAN 9
|
|
Jalan Dewi Sartika Satu Arah Dishubkominfo Kota Batu pada awal Mei nanti memberlakukan jalan satu arah yaitu Jalan Dewi Sartika guna mengurai kemacetan. Pengendara dari Malang setiba di pertigaan Pos Polisi Jalan Pattimura harus belok kiri ke Jalan Dewi Sartika. Pengendara dilarang lurus ke Jl Diponegoro. surya/Hayu Yudha Prabowo
SELASA, 9 APRIL 2013
Siswa Kerjakan Soal dari Awal ■ Jika Terlambat Tukar Soal-LJUN Unas malang, surya - Sebelum mengerjakan ujian nasional (unas) 15 April mendatang, para siswa diimbau memeriksa secara teliti soal-soal dan lembar jawaban unas (LJUN) yang diterimanya. Sebab, temuan kerusakan di tengah pengerjaan soal, akan membuat siswa harus kembali mengerjakan soal dari awal. Sekretaris Dinas Pendidikan (Dindik) Kota Malang, Djupri, menegaskan, pemeriksaan soal unas menjadi tahap pertama yang harus dilakukan siswa. Begitu lembar soal dan jawaban yang diterimanya rusak, siswa harus menukarkannya kepada pengawas. Yang tidak diharapkan adalah, siswa tidak teliti memeriksa lembar tersebut. Misalnya,
saat proses mengerjakan soal, tiba-tiba siswa memergoki salah satu soal atau jawaban tercetak buram. Soal itu bisa ditukarkan, tapi dengan konsekuensi lembar jawaban harus ikut ditukar. Artinya, peserta unas harus mulai dari awal lagi mengisi jawaban pada LJUN. “Tahun ini semua berbeda. Soal dan LJUN itu satu kesatuan. Kalau rusak satu, semuanya akan diganti. Ini karena kode soal dan LJUN harus sama. Kasihan kalau siswa harus mengulang dari awal. Selain ganggu konsenterasi, hal itu juga akan menguras waktu. Maka dari itu, sebelum mulai, periksa soal terlebih dahulu,” saran ■ KE HALAMAN 15
Keluarga Handoko Siapkan Tahlilan Malang, Surya - Sejak adanya penemuan kerangka yang tak jauh dari kerangka Cahyani Elis Susanti, siswi SMK PGRI Singosari, rumah keluarga Handoko di Dusun Blendongan, Desa Sidoluhur, Kecamatan Lawang, Kabupaten Malang, ramai dikunjungi warga sekitar, Senin (8/4). Mereka ada yang duduk di serambi dan ada pula yang duduk di kursi panjang di depan rumah keluarga Handoko. Sementara di dalam rumah digelari tikar hingga menutupi seluruh lantai ruangan. Beberapa kerabat Handoko duduk di ruang tengah sambil berbincang.
� Penukaran soal-LJUN di tengah proses pengerjakan akan membuat siswa mengerjakan soal unas dari awal lagi
� Bawa penggaris panjang sebagai pemandu penyobekan lembar soal dan LJUN
malang, surya - Seorang guru ngaji di Karangploso, Kabupaten Malang, SU (33), dilaporkan ke polisi karena dituduh mencabuli santriwatinya yang masih di bawah umur. Menanggapi laporan yang masuk Kamis (4/4) ini, Kapolres Malang meminta agar kasus ini terus dipantau dan harus diproses. SU diduga melakukan perbuatan cabul ke sejumlah santri, dan salah satunya berinisial IK
� Jangan percayai SMS atau BBM yang menyebarkan kunci jawaban � Kerjakan unas dari usaha sendiri
(13). Tempat perbuatannya di belakang sebuah rumah di Karangploso. Apa yang dilakukan SU pada santriwatinya ini sungguh tak masuk akal. Ia mengajak santrinya berhubungan intim harus dengan ikhlas. Tujuannya agar bisa bertemu dengan Nabi. Berhasil memperdayai santrinya dengan lancar, SU makin ketagihan hingga dilakukan ■ KE HALAMAN 15
Kaukus 69 Usul Tata Lahan dan Panti Jompo
Jika Ingin Menikmati, Datanglah ke Hutan!
D
join facebook.com/suryaonline
TIPS PESERTA UNAS
Santriwati Jadi Korban Pencabulan Guru Ngaji
Mega indah Lestari
surya/nedi putra aw
� SMA Negeri dan swasta 5.576 siswa � MA Negeri dan swasta sebanyak 888 siswa � SMK sebanyak 9.177 siswa � SMP 12.728 siswa
grafis: surya/rendra
■ KE HALAMAN 15
■ KE HALAMAN 15
PESERTA UNAS KOTA MALANG
DIAGRAM DISTRIBUSI NASKAH
“Silakan masuk. Maaf yang punya rumah sedang diajak polisi ke Malang,” ujar seorang kerabat yang enggan disebut namanya kepada Surya, kemarin. Menurut lelaki berperawakan tinggi besar itu, ayah dan ibu Handoko yaitu Ngateno (39) dan Rusmini (35) diminta untuk ke Kamar Mayat RS Saiful Anwar (RSSA) di Kota Malang. Namun saat diajak berbicara lebih jauh tentang kasus Handoko, orang itu awalnya menolak. Alasannya, pihak keluarga kecewa dengan wartawan dan polisi
i balik sosoknya yang ceria, Mega Indah Lestari (25) menyimpan perhatian besar terhadap primata Indonesia. Gadis asal Lawang Kabupaten Malang ini mengaku prihatin dengan kehidupan orangutan yang kian terdesak. “Bahkan orangutan sudah menjadi binatang yang langka. Kalau tidak kita lindungi, primata ini akan punah,” ujarnya. Untuk mewujudkan cintanya pada orangutan, Meme, panggilan akrabnya, bergabung dengan ProFauna sejak 2010. Bagi Meme menyelamatkan orangutan sama dengan menyelamatkan aset penting Bangsa Indonesia. Selama itu lulusan FISIP Universitas Merdeka (Unmer) Malang ini aktif mengampanyekan perlindungan orangutan.
Baca Halaman 15
surya/nedi putra aw
BELANJA SAYURAN - Para siswa antusias berbelanja di Pasar Tradisional yang digelar di halaman KB-BA Restu 1, Jl Bandung Kota Malang, Senin (8/4/). Kegiatan ini dimaksudka mengenalkan aneka sayur dan tata cara jual beli di pasar tradisional.
Kenalkan Sayur dengan Belanja MALANG, surya -Halaman sekolah KB-BA Restu 1, Jl Bandung Kota Malang berubah layaknya pasar tradisional. Lapak-lapak penjual sayur mayur dan aneka lauk pauk berjajar rapi. Pasar tradisional ini sebenarnya tak jauh beda dengan pasar pada umumnya, namun pedagangnya
adalah para guru sekolah. Guru perempuan berpakaian kebaya, sementara guru pria mengenakan sarung dan berpeci. Bahan makanan yang dijual mulai sayur mayur, lauk pauk hingga es dawet yang dijual pada gubuk-gubuk bambu beratap welit yang memunculkan kesan tradisional. Se-
dangkan pembelinya adalah para siswa sekolah tersebut. Sebelum berbelanja, para guru memberi contoh bagaimana cara berbelanja yang baik, benar dan sopan. Semua hal yang berkaitan dengan berbelanja di pasar tradisional dipraktikkan, ■ KE HALAMAN 15
MALANG, surya - Alih fungsi lahan dan permasalahan lingkungan harus menjadi fokus kerja para wali Kota Malang terpilih. Kota Malang juga memerlukan panti jompo dan pelayanan terpadu bagi lansia. Dua permasalahan ini muncul dalam pertemuan para akademis Malang yang tergabung dalam Kaukus 69 bersama calon wali dan wakil wali Kota Malang Heri Pudji Utami-Sofyan Edi Jarwoko (Da-Di) di Jalan Ijen 69, Minggu (7/4). Pakar lingkungan dari Universitas Brawijaya, Suwasono Heddy mencontohkan kasus alih fungsi lahan di Kelurahan Tunggulwulung Kecamatan Lowokwaru. Menurutnya, kawasan Tunggulwulung seharusnya menjadi areal persawahan. Ternyata kawasan itu sudah dipenuhi pemukiman. Sementara itu, praktisi perempuan, Sulastri menyarankan Kota Malang harus memiliki pantai jompo. Dengan jumlah lansia yang mencapai 19 persen dari sekitar 800.000 penduduk, Kota Malang seharusnya memiliki minimal satu panti jompo. “Karena di Kota Malang tidak ada, orang tuanya dikirim ke Blitar. Kata orang Blitar, masak kota seperti Malang tidak memiliki panti jompo,” kata Sulastri.
Kaukus 69 yang terdiri dari akademisi di Malang Raya berencana akan mengundang masingmasing calon wali dan wakil wali kota untuk berdiskusi mengenai berbagai hal yang perlu dilakukan di masa mendatang. Pelaku Teror
Tim Kampanye Pemenangan pasangan calon wali dan wakil wali kota Malang Sri RayahuPriyatmoko Oetomo (SR-MK) menanggapi dingin aksi teror yang menimpa dua anggotanya, Andi Lasah Bandar dan Hadi Susanto. Ketua Tim Kampanye Pemenangan SR-MK, Sri Untari, memilih menunggu proses penyelidikan dari kepolisian. Teror yang dimaksud Untari adalah pelemparan di rumah Hadi di Jalan Pisang Candi dan pelemparan bom molotov di rumah Andi di Jalan MT Haryono, Sabtu (6/4)). Dalam peristiwa di rumah Andi, dua sepeda motor milik anak kos terbakar. Kapolsek Lowokwaru, Kompol Bayu Indra Wiguna menyatakan, pihaknya belum memastikan apakah ancaman itu ditujukan kepada pemilik rumah Andi Lasah Bandar atau para mahasiswa yang kos di rumahnya. Apalagi dua motor yang dibakar para pelaku adalah milik para mahasiswa. (jay/day/isy)
follow @portalsurya
10 SURABAYA BLITZ
SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
|
Busana Kebaya Ala Putri Kerajaan Inggris
surabaya, surya - Inspirasi dan karakter gaun pengantin bukan hanya dipengaruhi oleh imajinasi desainer, namun sejarah kota atau negara asal juga mempengaruhi. Seperti gaun pengantin ala Eropa rancangan Ayok Dwipancara. Pada koleksinya yang disiapkan untuk event Exotica Kebaya di Royal Plaza ia menyiapkan busana ala putri Kerajaan Inggris dan gaun Cinderella pada goresan rancangan gaun pengantinya. “Inspirasi dari sejumlah negara, kebetulan saya pilih negara yang ada hubungan erat dengan Indonesia, yaitu Eropa, India dan China,” kata Ayok, di sela pemotretan dua koleksinya di roof top Royal Plaza, Senin (8/4). Dari imajinasi itu Ayok dengan menggunakan balutan berbahan brokat menjadikan rancangan tersebut sebagai gaun pengantin lintas negara. “Ada sejarah dari empat negara yang mempengaruhi koleksi ini,” ujarnya. Seperti rancangan gaun pengan-
tin berwarna hijau lumut. Gaun tersebut dipadu dengan rok batik yang dibentuk ballgown, khas busana warna China, yakni dengan membentuk krah shanghai. Untuk mempertegas karakternya, Ayok memberikan tambahan pada lengan dan dibagian bahu. “Kesannya dada lebih tegap,” kata Ayok. Tidak meninggalkan khas gaun pengantin Ayok juga memberikan ekor gaun yang menjuntai hingga menyapu lantai. Ditambah lagi aksen bebatuan swarovski yang menyebar dalam detailnya. Koleksi lainnya adalah mengusung tema Angin Barat-Angin Timur. Pada koleksi ini, Ayok membentuk krah kebaya bermotif tapal kuda. Promotion Manager Royal Plaza, Vicky Ratih mengatakan bukan hanya dua koleksi dari Ayok saja yang akan diperagakan pada Exotica Kebaya mendatang. Designer lainnya ada Djoko Sasongko, Elok Rege Renapio, Marga Alam, Monika Weber dan Ferry Daud. (iit)
ANGIN TIMUR - Model memeragakan kebaya bertema Angin BaratAngin Timur karya desainer Ayok Dwipancara yang terinspirasi dari sejumlah negara, yaitu Eropa, India, dan China dalam pemotretan di roof top Royal Plaza Surabaya, Senin (8/4).
SURYA/AHMAD ZAIMUL HAQ
Polisi Tembak Pejambret Tas Mahasiswa surabaya, surya - Fuad Hasan (23), warga asal Dusun Labang Baru, Desa/Kecamatan Labang, Bangkalan, ditembak polisi di Jalan Gubeng Pojok, Senin (8/4). Penyebabnya, bandit jalanan itu berusaha kabur ketika akan ditangkap polisi. Bahkan, dia sempat berusaha melawan hingga terpaksa dilumpuhkan dengan peluru. "Dia ini ditangkap dalam kasus perampasan tas yang telah dilakukannya di depan Balai Kota Surabaya, Jalan Wali Kota Mustajab," kata Kapolsek Tambaksari Kompol Suhartono. Dalam aksinya, Fuad Hasan berboncengan dengan Muhyi menggunakan sepeda motor Suzuki Satria. Sesampai di lokasi, ia merampas tas milik Silvi Dwi Andriyani (19), mahasiswa asal Kelurahan Wangkal, Kecamatan Krembung, Sidoarjo. Saat itu, korban juga mengendarai motor. Usai merampas tas berisi dompet dan uang Rp 250.000 milik korban, pelaku kabur. Kemudian korban melapor polisi. "Berdasar laporan itulah polisi melakukan pengejaran kepada pelaku. Sampai akhirnya, dia ditangkap di Jalan Gubeng Pojok sebelah pos polisi," imbuhnya. Fuad Hasan ditangkap, sementara Muhyi berhasil kabur. Dan hingga saat ini, polisi masih melakukan pencarian terha-
■ DPRD
surya/foto
ditembak - Fuad Hasan saat digelandang oleh petugas di Mapolsek Tambaksari, Senin (8/4). dap satu pelaku tersebut. Berdasar catatan polisi, bandit yang tinggal di Jalan Tambak Pring F Surabaya ini pernah beraksi sembilan kali sebelum ditangkap. Empat kali menjambret di kawasan Tambaksari, di Kenjeran, Jalan Kusuma Bangsa, dan di daerah Rangkah.
"Dia juga berstatus residivis. Dia ini pernah dua kali ditangkap dan mendekam di Polsek Tambaksari dalam kasus serupa," ungkap Suhartono. Terahir, ia beraksi di depan Balai Kota Surabaya dan merampas tas milik Silvi Dwi Andriyani. (ufi)
Tunda Sweeping untuk Hormati APEC surabaya, surya - Paguyuban Pekerja Angkutan (PPA) Terminal Tambak Osowilangun (TOW) membatalkan aksi demo dan sweeping bus antar kota antar provinsi (AKAP) jalur utara yang rencananya digelar Senin (8/4) kemarin. Hal ini setelah Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini menyampaikan pesan kepada PPA untuk menunda aksi karena ada pertemuan APEC di Surabaya dan diminta menunggu beberapa hari ke depan akan ada langkah lanjutan. "Kami menghormati permintaan Ibu Wali Kota, dan kami menunda aksi demo dan sweeping demi Kota Surabaya,"
Laporan Gubernur Hanya Copy Paste
kata Supari, Sekretaris PPA terminal TOW, Senin (8/4). Di samping itu, dikatakan Supari, pihaknya juga mendapat janji dari Kapolrestabes Surabaya yang akan ikut membantu keinginan dan harapan dari PPA. Di antaranya dengan ikut mendesak wali kota merealisasi pemindahan trayek bus AKAP jalur utara dengan tujuan akhir Terminal Purabaya dialihkan ke TOW. "Janji dari Kapolrestabes kami pegang dan akan kami tagih nantinya jika pemindahan trayek tidak kunjung dilakukan," ucapnya. Dijelaskan Supari, dalam aksi yang rencananya digelar PPA
TOW akan diikuti sekitar 200 armada angkutan kota dan bus AKDP. Mereka sudah mempersiapkan diri melakukan aksi menuntut pemindahan trayek bus AKAP pantura masuk ke Terminal TOW. Selain itu, tim Satgas penegakan hukum juga telah mempersiapkan segala sesuatunya untuk menjalankan aksi sweeping bus AKAP jalur pantura. "Tapi karena di tunda ya semuanya batal dijalankan hari ini. Kami janji akan nekat menggelar aksi apabila dalam sepekan ke depan tidak ada tindak lanjut meramaikan terminal TOW," tutur Supari. ( aru)
Minta Audit Kinerja Penyusun LKPj
surabaya, surya - Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Gubernur Jatim 2012 mendapat sorotan tajam dari kalangan DPRD Jatim, karena dinilai cenderung copy paste alias menyalin laporan tahun sebelumnya. Sorotan tersebut disampaikan oleh fraksi melalui pemandangan umum dalam sidang paripurna, Senin (8/4), di gedung DPRD Jatim. Juru bicara Fraksi PKB, Khoirudin Abbas mengatakan, FKB menemukan rendahnya kemampuan satuan kerja perangkat daerah (SKPD) dalam memberikan informasi up to date terkait perkembangan dan perubahan riil laporan program kegiatan dari tahun 2011 sampai 2012. Berdasarkan sampling yang diperiksa, FPKB menemukan setidaknya enam SKPD yang dokumen laporannya cenderung copy paste. SKPD tersebut antara lain,
storyhighlights ■ LPKj Gubernur Jatim 2012 mendapat sorotan tajam karena dinilai hanya copy paste LKPj 2011 ■ Setidaknya ada enam SKPD yang dokumen laporannya copy paste ■ Nilai tambah petani yang turun hingga 0,98 persen juga dipertanyakan oleh anggota DPRD Jatim
Dinas Pendidikan, Dinas Kesehatan, Dinas PU Cipta Karya, Bappeda, Dinas PU Pengairan, dan Badan Lingkungan Hidup. "Laporan enam SKPD itu dalam rumusan permasalahan dan so-
lusi tahun 2012 sama persis dengan tahun 2011," tegasnya. Politisi muda PKB ini menilai, fenomena copy paste tersebut merupakan preseden buruk yang tak sepantasnya dilakukan aparatur Pemprov Jatim. Untuk itu, FKB minta penjelasam kepada Gubernur Soekarwo, karena pihaknya yakin masih banyak lagi SKPD yang sama. "Kami juga minta supaya dilakukan audit kinerja, khususnya bagi jajaran tim dan penanggungjawab penyusunan LKPj," imbuhnya. Juru bicara FPDIP, Soegiono mengkritisi soal masih rendahnya nilai tambah petani (NTP) Jatim yang turun sampai 0,98 persen menjadi 101,18 persen. Sehingga dapat dipastikan tahun 2013 ini sulit dapat menyamai NTP nasional yang sudah mencapai 104,56. Padahal, sektor pertanian merupakan nafkah
utama lebih dari 7,8 juta penduduk atau 39 persen dari total angkatam kerja. "Kami mohon penjelasan gubernur, bagaimana inovasi pemerintah untuk meningkatkan NTP demi menjamin kedaulatan pangan nasional, mengingat dalam RPJMD Jatim merupakan penyangga pangan nasional," tegas Soegiono. FPDIP juga menyorot kinerja Dinas Kesehatan terkait penerima jaminan kesehatan yang tidak sesuai dengan yang dilaporkan. Karena sampai saat ini masih ada 51,41 persen penduduk Jatim yang belum tercover Jamkesmas dan Jamkesda dalam bentuk apapun. "Mengapa lebih dari separuh jumlah penduduk di Jatim masih belum tercover jaminan kesehatan, padahal angka usia harapan hidup naik dari 69,81 tahun menjadi 70,09 tahun," kata Sugiono . (uji)
Mungkin Saja FPKB Salah Baca Gubernur Soekarwo mengaku kurang sepakat jika Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) 2012 dikatakan copy paste atau menjiplak LKPj tahun 2011, seperti yang disampaikan dalam pandangan umum fraksi pada rapat paripurna di DPRD Jatim, Senin (8/4). "Saya sudah panggil Pak Zaenal (Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Jatim), katanya tidak ada angka yang sama karena bukan data progres tentang out put. Nanti akan saya jelaskan di laporan jawaban Gubernur atas pandangan umum fraksi-fraksi. Jadi mungkin saja FPKB salah baca," tegas Pakde Karwo, usai rapat paripurna. Sementara terkait rendahnya nilai tambah petani (NTP) Jatim dibanding provinsi lain di Pulau Jawa, hal tersebut, kata
Pakde, karena indeks terima dan indeks bayar terjadi selisih. Artinya, konsumsi petani untuk makan dengan komsumsi beli alat pertanian selisihnya cukup besar. Selain itu, petani di Jatim juga harus mengeluarkan uang lebih banyak untuk kebutuhan membeli air karena tekstur tanah di Jatim lebih kering sehingga banyak menyerap air, dibanding tanah di provinsi lain. "Produktivitas petani Jatim prinsipnya tetap naik, tapi biaya yang dikeluarkan juga cukup besar," terangnya. Terkait masih tingginya penduduk Jatim yang masuk jaminan kesehatan (jamkesmas), hal itu, lanjut Pakde Karwo, karena Badan Pusat Statistik (BPS) memberikan batasan 40 persen di bawah pendapatan rata-rata masya-
rakat berhak mendapatkan jaminan kesehatan. "Kalau masyarakat menengah meningkat tentu jumlah penduduk di bawah 40 persen juga naik. Sehingga penerima jamkesmas itu bukan hanya orang miskin," tandas Pakde Karwo. Kepala Bappeda Jatim, Zainal Abidin, menambahkan, setelah dirinya mencermati buku LKPj 2012 yang dituding copy paste oleh FPKB, pihaknya tidak mendapati adanya kesamaan isi, baik substansi maupun kalimat. "Kalaupun ada yang sama, hanya judulnya saja, yakni program perencanaan tata ruang. Tapi judul program itu, mengacu pada RPJMD perencanaan lima tahunan," ujarnya. Biasanya, lanjut Zainal, yang
SURYA/UJI
Zainal Arifin namanya copy paste itu sama persis antara yang di-copy (disadur) dengan yang di-paste (ditempel). "Tapi untuk LKPj rasanya kok tidak seperti itu," tegas Zainal. (uji)
Nekat Menjambret di Depan Mapolda Jatim
SURYA/AHMAD ZAIMUL HAQ
EQUILIBRIUM - Pengunjung mengamati lukisan 30 karya Francy Vidriani pada pameran berjatuk Equilibrium di Galeri Emittan Surabaya, Senin (8/4). Ketujuh lukisan mutakhir itu dibuat dengan semangat sinkritisme yang memadukan kedamaian antara berbagai macam sudut pandang.
join facebook.com/suryaonline
surabaya, surya - Kenekatan Yoppy Hendro Koentoro (39), warga Jalan Jemur Wonosari, sungguh kebablasan. Dia berniat menjambret korban di depan Mapolda Jatim dengan modus pura-pura adiknya ditabrak. Namun aksi ini segera digagalkan ketika korban dibantu polisi mengejar pelaku. Saat digelandang di Satreskrim Polrestabes Surabaya, dia mengaku kalau aksi penjambretan itu baru sekali ini dilakukannya. Yoppy yang
bekerja sebagai kuli bangunan ini terpaksa menjambret karena untuk membayar uang kos-kosan. "Saya lagi kepepet," katanya menjawab Surya, Senin (8/4). Dijelaskan, modus yang dilakukannya adalah memepet korban dan berpura-pura menuduh korban telah mencelakai adiknya. Ini yang juga dilakukan terhadap korban bernama Thoriq pada Kamis (4/4) lalu, sekitar pukul 01.00. Mengendarai motor Yamaha Vega ber-
nopol L 2529 JJ, dia mulai mencari mangsa di depan Mapolda Jatim. Lalu tak berapa lama, melintaslah korban dengan kendaraan di Jalan A Yani itu. Dengan sigap Yoppy memepet motor korban dan memintanya turun. Dengan menodongkan obeng ke pinggang korban, Yoppy menuduh telah menabrak adik pelaku. "Pelaku kemudian meminjam ponsel Nokia milik Thoriq dengan alasan menelepon adiknya. Namun begitu dapat ponsel, pe-
laku memukul dan kabur," ujar Kompol Suparti, Kasubbag Humas Polrestabes Surabaya. Tak mau kehilangan ponsel, korban berteriak minta tolong. Kebetulan, di dekat sana ada polisi dari Resmob Polrestabes dan Polda Jatim, sehingga mereka mengejar dan bisa meringkusnya. Setelah itu, pelaku dibawa ke Mapolrestabes Surabaya. "Pelaku dijerat dengan pasal 365 KUHP tentang pencurian dengan kekerasan," pungkasnya. (sda) follow @portalsurya
Community surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
HALAMAN 11
|
| SELASA, 9 APRIL 2013
Volkswagen Club Surabaya
Ajak Keluarga Nikmati
'Kendaraan Perang' M
inggu (7/4) siang di kawasan Jl HR Muhamad Surabaya sedang gerimis. Di parkiran restauran Bandar Djakarta satu persatu mobil antik dan uzur keluaran Volkswagen (VW) masuk ke pelataran. Mereka diatur berderet memenuhi pelataran parkir. Mobil VW berbagai jenis dari VW Safari atau dikenal mobil Camat, VW Kodok, VW Combi, VW Golf ada juga VW edisi terbaru tumplek blek di sini. Mereka adalah komunitas Volkswagen Club Surabaya (VCS) yang sedang berkumpul merayakan HUT ke 30 tahun. Warna warni cat dari mobil buatan Jerman ini cukup menarik perhatian, ditambah lagi sejumlah aksesoris seperti pada VW camat yang mayoritas tanpa kap pelindung. “Ini mobil perang jadi tidak ada kapnya, hujan-hujan nggak apa-apa biar saja kehujanan,” kata seorang anggota VCS ketika gerimis datang dan membasahi jok mobil. Para penggemar mobil VW ini sedang berkumpul, jumlah mereka ada sekitar 50-an. “Kalau jumlah anggota yang tercatat ada 54 nama, tapi ada juga yang partisipan,” ujar Aditya Sulistya, komandan VCS. Menurutnya, di VCS ini
Klub ini adalah klub keluarga, semua harus ikut, istri anak anak, kami adalah keluarga besar. Aditya sulistya komandan volkswagen club surabaya
Aditya adalah generasi ketiga, sebelumnya VCS sempat vakum. “Pada tahun 2006 kami tata lagi,” tutur pria yang akrab dipanggil Aditya GRT ini. Acara perayaan HUT komunitas penggemar VW ini bertambah meriah karena seluruh anggota yang hadir wajib untuk membawa serta keluarganya. Tujuannya, agar semua anggota VCS saling kenal. “Klub ini adalah klub keluarga, semua harus ikut, istri anak anak, kami adalah keluarga besar,” paparnya. Tak heran bila dalam acara ini bukan hanya para suami saja yang akrab, para istri juga terlihat guyup. “Bagi yang belum pernah ketemu atau belum kenal akan kami kenalkan,” kata Adit. Sebagai klub mobil yang sudah berumur, VCS juga memiliki aturan yang tertuang
dalam AD/ ART. Namun meski ada aturan untuk keanggotaan tidak ada suatu syarat atau yang mengikat. “Kalau mau jadi anggota silakan saja semuanya boleh yang penting asyik,” ujar pria yang ahli dalam mekanik mobil ini. Ia menyerahkan sepenuhnya kepada anggota, kalau merasa asyik menjadi anggota ya silakan. Soal mesin, kata Adit, untuk VW tidak ada masalah. Anggapan jika mobil VW ini cepat panas juga dianggapnya keliru. “Spare part mudah dan murah dicari, perawatan juga tidak sulit,” tukasnya. Yoyok Wardoyo, sesepuh dari VCS menambahkan, ia tidak merasa saat ini VCS sudah berusia 30 tahun. “Nggak terasa sudah 30 tahun, inilah hasil perjuangan teman teman kita VCS masih bisa eksis,” katanya. Ia hanya meminta agar anggota bisa meluangkan waktu untuk kumpul kumpul. Karena komunitas mobil ini eksis dengan adanya kumpul kumpul. “Biasanya ada acara dadakan nah anggota luangkan waktu untuk ini,” ungkapnya. Ia juga meminta kepada anggota kalau ada kegiatan sumbangan dana sangat berarti bagi sebuah komunitas. (iit)
foto-foto : surya/ahmad zaimul haq
M
Yang Muda Tularkan 'Virus' ke Orangtua
eskipun komunitas VCS ini adalah mobil antik dan tua, namun anggota VCS hampir separuhnya adalah anak anak muda. Bahkan anak-anak muda inilah yang kerap menularkan virus VW ke orangtuanya.”Biasanya orangtua ini tertarik VW setelah anak-anaknya memakai VW,” kata Reza Hendrawan, seorang anggota muda VCS. Hampir semua kegiatan juga dimotori oleh anak-anak muda. “Tapi tanpa dukungan orangtua tidak akan jalan, mereka mensupport penuh untuk suksesnya kegiatan,” tukas Reza. Terkait VW yang sudah berumur, menurutnya semakin tua dan langka VW semakin beda. “Harga yang tak bisa dibayar semakin langka dan tua semakin beda,” paparnya. Harga VW juga tidak terlalu mahal, asalkan sabar dan telaten merawatnya. Sebagian anggota muda VCS melihat bentuk yang beda dari VW ini. “Ada estetikanya pada bodi VW,” paparnya. Para penggemar VW ini kerap nongkrong pada Sabtu Malam Minggu di depan DPRD Kota Surabaya. (iit)
VW Karmann Ghia 57 Seharga Pajero
S
ebuah mobil berwarna abu-abu dengan jok warna orange nongkrong di deretan paling depan. Mobil ini juga dikelilingi tali pembatas yang dikait pada traffic cone. Mobil dengan setir kiri dan dua pintu itu masih mulus. Meski sudah uzur, dipastikan seluruh komponen dan fungsi kontrol yang melengkapinya masih orsinil dan berfungsi baik. “Ini Karmann Ghia tahun 1957,” kata Andi Tjandra, pemiliknya. Pria yang dinas di Bojonegoro ini sangat bangga dengan VW Karmann Ghia-nya. Lebih-lebih mobil tersebut di Indonesia hanya ada dua unit saja. “Yang saya tahu di Indonesia Karmann Ghia 57 ini hanya ada dua, kalau yang tahun 60an ke atas banyak,” paparnya. Mobil bersertifikat museum MURI dari Jerman ini didapatnya dari seorang
join facebook.com/suryaonline
berbagi cerita - Melalui kegemaran yang sama, komunitas beragam usia ini kumpul. Berbagi cerita dan pengalaman. Tak jarang juga melakukan kegiatan sosial bersama, berbagi untuk kelompok masyarakat lain yang tidak mampu.
kolektor mobil antik di Jakarta. Saat itu, kata Andi Karman, begitu ia biasa dipanggil di CVS, ia sudah mengincar mobil itu sudah lama. “Dengarnya mobil itu ditawarkan Rp 900 juta, karena si kolektor memang nggak niat menjualnya,” cerita Andi. Oleh Andi ditunggu terus hingga sekitar enam bulan ia mendekati lagi kolektor tadi. Harga penawaran sudah diturunkan, namun di mata orang awam harga tersebut juga belum masuk akal. “Tapi karena hobi dan suka harga tinggi bukan menjadi patokan,” ujarnya. Dibelinya mobil tersebut, si kolektor juga kaget. Namun karena sudah termakan oleh omongannya dilepaslah Karmann Ghia itu. Baru saja mobil itu dinaikkan truk untuk dibawa ke Surabaya, seorang kolektor lain sudah menawarnya. Bahkan ia akan menambah Rp 75 juta dari harga belinya.
Melalui pertimbangan dengan temantemannya, Andi tidak merelakan mobil yang konon jadi tongkrongan keluarga Presiden Soekarno ini berpindah tangan. Bahkan si kolektor pertama yang menjualnya, juga berpesan ke Andi. Apabila sudah bosan dengan mobil tersebut ia mau membelinya lagi. Kini Karmann Ghia 57 ini jadi kebanggaan bukan saja Andi dan keluarganya tapi juga seluruh komunitas mobil terutama di Volkswagen Club Surabaya atau dikenal dengan VCS. Berapa harga Karmann Ghia 57 ini? Andi hanya tertawa saja, namun sejumlah anggota VCS mengatakan mobil tersebut didapatnya dengan harga sekitar Rp 600 juta. “Mobil ini seharga Pajero, harganya Rp 600 juta,” celetuk seorang anggota VCS. “Nah...sekarang pilih Pajero atau Karmann Ghia,” lanjutnya. (iit)
follow @portalsurya
12 GRESIK PLUS
SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
|
Drajad-Yanto Optimistis ■ Satu-satunya Cawali Mojokerto Independen MOJOKERTO, SURYA - Bakal calon wali kota Mojokerto dari jalur perseorangan Drajat Stariadji membuktikan keseriusannya maju dalam Pilwali. Senin (8/4) pagi, anggota DPRD Kota Mojokerto ini menyerahkan bukti dukungan berupa 8.000 foto kopi KTP dan tanda tangan dukungan pada KPUD Kota Mojokerto. Drajat maju bersama wakilnya Yanto, seorang kepala desa di Kecamatan Kemlagi. Drajat memilih jalan kaki bersama pendukungnya. Ia diantar sekitar 5.000 warga Kota Mojokerto dari setiap kelurahan. Mereka berjalan kaki dari kediaman Drajat di Balong Cangkring, Kelurahan Mentikan, Kecamatan Prajurit Kulon menuju KPUD. "Saya siap menang siap kalah. Demi Kota Mojokerto yang lebih baik dan sejahtera, saya berniat maju sebagai wali kota demi masyarakat," seru Drajat begitu tiba di KPUD Kota Mojokerto. Selama longmarch, pasangan bacawali Sudrajad-Yanto, dikawal polisi lantaran rombongan besar
itu memacetkan jalan utama Kota Mojokerto. Selama kurang lebih 30 menit, Drajad Cs padati jalan Mojopahit, Jalan Prapanca, Jalan Jaksa Agung Suprapto, Jalan Gajahmada, dan Jalan Benteng Pancasila tempat KPUD Kota Mojokerto. Mereka membawa enam kotak besar berisi bandelan bukti dukungan. "Mohon maaf bila perjalanan masyarakt terganggu," ucap Drajat. Memang, tampak ratusan pendukung dengan diawali seperti pasukan Paskibraka membawa bendera merah putih sebanyak belasan. Diikuti massa yang lain dengan warna merah bertuliskan Jalur Independen sesuai kelurahan. Terus mereka longmarch pulang pergi dari kediaman Drajat ke KPUD. Perlu Verifikasi
Pasangan yang maju dalam Pilwali di jalur nonpartai ini diterima anggota KPUD Kota Mojokerto Miftah Amanu. "Nanti akan kami verifikasi. KPUD akan memastikan tingkat penyebaran dukungan apakah sudah sesuai. Kalau belum bisa diperbaha-
rui kembali," kata Miftah begitu menerima pasangan independen. Miftah membenarkan jika hari itu merupakan salah satu tahap proses pendaftaran Pilwali Mojokerto yang akan digelar pada 29 Agustus mendatang. Drajat-Yanto adalah satu-satunya pasangan yang dipastikan maju lewat jalur perseorangan. Pasangan ini harus memenuhi persyaratan dukungan minimal 8.000 KTP. Setiap daerah besaran dukungannya berbeda dengan ketentuan minimal 6,5 persen dari total penduduk daerah. Sementara itu tahapan pendaftaran bacawali dari partai politik baru dijadwalkan pada minggu ketiga bulan mei, yakni sekitar tiga hari mulai 17 - 19 Mei. Untuk calon dari partai politik yang moncer adalah pasangan inkumbent, yakni Wakil Wali Kota Mas'ud Yunus dan Sekda Kota Suyitno (MY). Mereka secara resmi diusung oleh PDIP. Selain itu figur bacawali lainnya adalah Ayub Busono yang tak lain ketua DPC Partai Demokrat Kota Mojokerto dan Ketua DPRD Mulyadi, politisi dari Partai Amanat Nasional. (fai)
SURYA/MOCH SUGIYONO
TES URIN - Salah seorang anggota DPRD Kabupaten Gresik menunjukkan urin yang hendak dites oleh Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Gresik. Tes urin dilakukan jelang pelaksanaan sidang paripurna di gedung DPRD, Senin (8/4).
Dua Pimpinan Dewan Tak Ikut Tes Urin GRESIK, SURYA - Diundang acara sidang paripurna, ternyata seluruh anggota DPRD Gresik dilakukan tes urine oleh Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK), Gresik, di gedung DPRD Gresik, Senin (8/4). Tes urine yang dilakukan mendadak membuat anggota DPRD Gresik kaget. Dari 50 anggota DPRD Kabupaten Gresik, sebanyak 13 orang anggota dewan tidak mengikuti tes urin. Dua diantara yang tidak tes urin adalah unsur Pimpinan DPRD Gresik, yakni Ketua DPRD Gresik Zulfan Hasim dan Ahmad Nur Hamim. Yang lain, empat
politisi dari FPPP, 1 anggota FPDIP karena menstrusi dan 6 anggota lainnya ijin karena sakit. Wakil Ketua DPRD Susianto, mengatakan bahwa anggota DPRD Gresik yang bolos tidak karena takut tes urin, tapi karena sakit dan tugas Parpol. "Jika anggota takut tes urine, pasti mereka tidak lolos menjadi calon legislatif (Caleg), sebab sekarang ini proses pendaftaran caleg dan harus melampirkan keterangan dokter bebas narkoba," kata Susianto usai memimpin sidang paripurna Pansus Laporan Keterangan Pertanggungjawaban
Melongok Pondok Khusus Orang Gangguan Jiwa di Mojokerto (1)
Rantai Tumbuhkan Komunikasi Pasien Dua sosok dengan kepala plontos hanya berdiam diri di antara puluhan rekannya. Padahal hampir sejam keduanya berjalan mengelilingi halaman pondok bersama-sama peserta lainnya. Tak ada suara apa pun yang keluar dari mulut mereka.
K
EDUANYA saling terikat rantai di antara pinggang mereka. Langkah kaki mereka kian cepat saat peserta lain mempercepat gerak kakinya. Tidak seperti yang lain yang sesekali bernyanyi-nyanyi kecil sambil berolahraga berjalan keliling mengikuti ucapan instruktur, keduanya tetap berdiam diri dengan tatapan kosong. Inilah sebagian kecil dari ritual untuk mengembalikan pasien gangguan jiwa di Padepokan Among Budoyo. Setiap pagi diisi dengan olahraga. Seluruh pasien keliling halaman bersama hingga berkeringat. Mereka bebas bergerak tapi terus dalam pengawasan langsung pengasuh Among Budoyo. "Kami terpaksa harus merantai mereka yang tidak bisa berkomunikasi. Sebab, kunci memulihkan kesadaran
Informasi Pemasangan Iklan Hubungi : Hakim - 0812345 94787 | Meidy - 031 83356990
Hanya Zhong Jing Tang Klinik Terpercaya di Surabaya
Terbukti 100 % Menggunakan Obat Herbal Alami, Tanpa Obat Kimia
SURYA/FAIQ NURAINI
RITUAL RANTAI - Dua pasien gangguan jiwa jalani ritual pengobatan keliling dengan pinggang dirantai di Padepokan Among Budoyo, Kabupaten Mojokerto. adalah bisa saling bicara. Kami akan terus rantai mereka sampai keduanya mau saling ngomong. Terlihat tak manusiawi memang, tapi hanya dengan begini mereka mulai saling bisa bicara," kata Sri Wulung yang akrab disapa Jeliteng, kepada Surya, Sabtu (6/4). Jeliteng adalah pemilik pondok khusus orang gila Among Budoyo Sastroloyo, di Desa Sentonorejo, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto. Sebutan itu cocok dengan seniman ludruk berwarna kulit gelap itu. Namun di balik kulit hitam itu terpancar kharisma yang membuat penderita gangguan jiwa takluk me-
OBAT ASAM URAT TERLARIS SAAT INI
PRO-RAT, Asam Urat Sembuh Sampai Tuntas
BANYAK orang mengeluh kondisi tubuhnya di kala Asam Urat menyerang tidak peduli pria atau wanita. Kali ini ada solusi paling tepat untuk penyakit Asam Urat anda. Sudah terbukti cepat mengeliminasi kelebihan ASAM URAT dalam tubuh. Sekali minum, rasa sakit, nyeri, kebas, kaku – kaku otot, kesemutan, langsung hilang. Menyembuhkan radang / bengkak pada persendian & rheumatik. BEST Menyempurnakan kembali bentuk dan SELLER posisi tulang sendi yang bengkok. Menghilangkan krepitasi (bunyi tulang saat bergerak). Dapat menyembuhkan pengapuran, gangguan otot dan sendi encok, sakit pinggang, sakit tulang, gerak yang lamban,lemah, lesu, dll. ASAM URAT, Herbal/ Alami, Tanpa Efek Samping. DIJAMIN Anda dapat MENIKMATI hari – hari SEHAT tanpa rasa SAKIT. 1 Botol 90 Kapsul @ 500 mg hanya Rp. 175.000,- . ( ikl ) Ingin hilangkan derita rheumatik dan asam urat minumlah Pro-Rat GRATIS ANTAR BAYAR DI TEMPAT Hub. Informasi dan Pemesanan: CV. NUFARINDO CITOTAMA. Jl. Siwalankerto No. 16 Surabaya (031) 8498793,
08973906152, 83730733. Semarang: (024) 6925173, 70109112, 08156620472. Jombang : (0321) 861586, 081805012788 Madiun: 081555767243. Ponorogo: 085736859358. Kediri: 08563214280, (0354) 7635414.
Ngawi: 081555767243.Trenggalek :08563214346, Tulungagung: 08563214346, 081359579060. Malang: (0341) 8609865, 081555767243. Blitar: 081359579060. Pasuruan: 085646763960. Probolinggo: 081805012788. Jember : 0336-881818, 085859727097. Magetan: 085735373545. Banyuwangi: 082132248707. Mojokerto: 081335400728. Lumajang: (0334)
7744630, 085655966442. Agen Jember: (0336) 881818, 085331959064 KONSULTASI PAKAR HERBAL: 081314728217 Utk Pesanan Luar Kota, Uang transfer ke rek BRI: 0873–01–017605–53-5. AN. Sita Ismiyati CAB.WONOCOLO, Surabaya
join facebook.com/suryaonline
(LKPJ) Bupati Gresik, Senin (8/4). "Tes urin ini sengaja dibarengkan dengan sidang paripurna, agar seluruh anggota DPRD Gresik ikut tes urin," imbuhnya. Hasil akhir tes urin anggota DPRD Gresik dinyatakan negatif oleh BNNK Gresik, sebab dari 36 yang dites urine tidak ada yang dinyatakan positif mengkonsumsi narkoba. "Hasil tes urin bahwa anggota DPRD Gresik dinyatakan negatif narkoba, sehingga kita berikan piagam 'Zero Narkoba," kata Iptu Kusyairi, Kepala Seksi Pemberantasan BNNK Gresik. (st38)
matuhi segala instruksi hingga anak didiknya berangsur pulih. Saat ini, Among Budoyo menampung sebanyak 54 pasien penderita gangguan jiwa atau santri orang gila. Mereka berasal dari Mojokerto, Jombang, Lamongan, Bojonegoro, Kediri, sampai ada yang dari Jateng. Bapak enam anak ini tak pernah membedakan status maupun agama pasiennya. Siapa pun akan dilayani dengan baik. Meski tak ada terapi khusus, namun sejumlah pasien sudah berhasil dipulihkan. Pondok sederhana itu dikelola secara pribadi oleh Jeliteng dan keluarganya sejak 2004. (faiq nuraini/bersambung)
PADA umumnya, penyakit tumor dan kanker termasuk kanker payudara dan kanker usus, prostat, tiroid, diabetes, batu ginjal, uremia, epilepsi, sulit untuk diobati. Tapi hanya di Zhong Jing Tang yang merupakan solusi pertama sekaligus terakhir anda. Pengobatan yang dilakukan di Zhong Jing Tang sangat efektif. Setelah melakukan satu paket pengobatan, pasien mengalami perbaikan yang signifikan. Datanglah sebelum telambat dan buktikan sendiri hasilnya. Sudah banyak pasien TANPA EFEK SAMPING - Hanya dengan satu paket pengobatan, ampuh obati segala penyakit hingga 90 persen tanpa operasi. sembuh dan mendapatkan kesehatannya kembali. minum obat herbal maka mengobati bermacam-masel-sel kanker dan tumor bisa cam penyakit tanpa operasi Metode Pengobatan Semdibunuh serta daya tahan serta tanpa efek samping. buhkan banyak Pasien tubuh penderita meningkat Pengobatan Zhong Jing sehingga kesehatannya pulih. Datang dan Buktikan Tang tidak pernah menguTeknik dan metode pe- Sendiri nakan obat-obatan kimia ngobatan Zhong Jing Tang Jika Anda kecewa dan dan infus. Pengobatan murni khusus dan sangat efektif. tidak mendapatkan kedilakukan dengan obat her- Tepat pada sasaran penyakit sembuhan di tempat lain, bal yang terbukti berkhasiat yang diderita pasien. Kelu- datang dan buktikan sendiri selama ratusan tahun. Obat han sakit pasien pun akan keampuhan pengobatan hanya ditempelkan di tempat terus berkurang seiring de- Zhong Jing Tang. Dapatkan penyakit serta dengan getaran ngan meningkatnya stamina kemudahan harga dan pemlistrik statik, obat langsung dan kesehatannya. Dengan bayarannya, serta promo sampai ke bagian tubuh yang sekitar tujuh hari pengobatan dan potongan harga yang sakit. Bersamaan dengan pasti terasa hasilnya. Efektif menarik. (ikl)
Masihkah Kita Sepelekan Candu Rokok? ROBANGI (36), warga Kota Pengasih, Pringsewu, Lampung, sangat tergantung sekali dengan rokok bahkan dirinya tidak dapat menjalankan aktifitas tanpa ditemani rokok. Akibatnya ia menderita sakit paruparu, nafas menjadi sesak dan sulit untuk tidur. “Waktu periksa ke mantri katanya paru-paru saya kotor, saya jadi sesak kalau nafas. Suatu hari seseorang menyarankan saya minum Damar, dan ternyata hasilnya cukup memuaskan, sekarang nafas jadi plong dan tidur juga enak,” ujarnya. Seperti halnya Robangi, keluhan paru-paru juga dialami oleh Madil Arsad (67 tahun) warga Mentok, Bangka Belitung, Wagiyah (40 tahun) warga Kota Pengasih, Pringsewu, Lampung, Rio De Janeiro Sagala (21 tahun) warga Lorong Kemang, Jelutung, Jambi, dan Lilis Rini Rohaeni (32 tahun) warga Cilengkrang, Bandung, Jawa Barat. Namun, kini mereka sudah dapat menjalankan aktifitasnya dengan baik tanpa gangguan sesak nafas karena sudah merasakan manfaat Damar. Damar dibuat dari propolis murni yang memiliki takaran dan komposisi yang tepat tanpa campuran alkohol. Damar dengan kandungan Propolis 250 mg/ml, sangat efektif untuk mengatasi berbagai keluhan penyakit. Propolis atau Lem Lebah adalah suatu zat yang dihasilkan oleh lebah madu. Dikumpulkan oleh lebah dari pucuk daun-daun yang muda untuk kemudian dicampur dengan air liurnya, digunakan untuk menambal dan mensterilkan sarang.
Propolis bersifat disinfektan (antibakteri) yang membunuh semua kuman yang masuk ke sarang lebah. lebah meliputi sarangnya dengan propolis untuk melindungi semua yang ada di dalam sarang tersebut dari serbuan kuman, virus, atau bakteri, misal: ratu lebah, telur, bayi lebah, dan madu. Sifat disinfektan alami yang terkandung dalam propolis sangat ampuh dalam membunuh kuman, terbukti dengan ditemukannya seekor tikus dalam sarang lebah yang telah mati selama kurang lebih 5 tahun dalam keadaan tidak membusuk. Damar Pro memiliki lebih dari 60 manfaat positif bagi tubuh dan lebih dari 300 jenis penyakit yang dapat diobatinya. Untuk penyakit ringan dapat dikonsumsi 5 – 7 tetes, 3 kali sehari. Sedangkan untuk penyakit berat dapat dikonsumsi10 – 15 tetes, 3 kali sehari. Untuk info lebih lanjut silahkan kunjungi www.damarpropolis.com. Bagi yang membutuhkan Damar kini bisa didapatkan di apotek/ toko obat terdekat di kota anda. Atau menghubungi telp. 031-3123-3856 / 0813-1272-2282 / 0853-2020-2951. Produk ini sekarang sudah ada di propinsi Jawa Timur terutama di Kota: Surabaya, Sidoarjo, Malang, Pasuruan, Lumajang, Bangkalan, Sampang, Gresik, Lamongan, Tuban, Bojonegoro, Mojokerto, Kediri, Jombang, Ngawi, Nganjuk, Madiun, Magetan, Pamekasan, Ponorogo, Trenggalek, Tulungagung, Blitar, Banyuwangi, Situbondo, Bondowoso. (ikl)
ZHONG JING TANG MEMBERIKAN BUKTI BUKAN JANJI KEUNGGULAN : 1. Terbukti ampuh obati diabetes, prostat, kanker, gagal ginjal, batu ginjal, uremia, tiroid, dan segala penyakit tanpa operasi. 2. Menggunakan metode pengobatan tradisional dengan hasil signifikan. Setelah satu paket hasil langsung bisa dibuktikan dengan tes laboratorium. 3. Gratis untuk semua biaya konsultasi dan pemeriksaan. Segera hubungi Zhong Jing Tang Jl. Manyar 29 Surabaya. (031) 9272-2279, 7122-6777, 592-1576 Jam Praktek Buka pukul 08.30 – 17.00 wib Minggu atau hari libur tetap buka
KLINIK HARAPAN SEHAT
Mengatasi Penyakit Kanker AKHIR-akhir ini kita sering mendengar banyak berita tentang masyarakat dari usia Muda (usia produktif) antara 30-50 tahun yang banyak terserang berbagai penyakit Metabolic seperti: Diabetes, Darah Tinggi, Hiper Cholesterol, Stroke maupun Kanker. Klinik kami juga mengatasi berbagai penyakit kanker misalnya: payudara, nasofaring, getah bening/ kalenjar teroid, paru-paru, limforma, rahim, pankreas dan penyakit dalam seperti stroke, diabetes, lever dan lain-lain, cara pengobatannya dengan Metode Herbal digabungkan dengan pengobatan modern mengatasi rasa nyeri, mual dan sakit yang sangat menderita serta penurunan berat badan, menambah nafsu makan, pemulihan kondisi fisik serta meningkatkan kualitas hidup pasien dan mendapat hasil yang maksimal, pengobatan tersebut tanpa OPERASI. Bagi pasien yang menjalani pengobatan di Klinik Harapan Sehat akan merasakan hasilnya setalah 3-5 hari dan setelah pengobatan 16 hari pasien dianjurkan untuk
check up di Laboratorium guna mengetahui hasil pengobatan yang sesungguhnya. Pesan dari Klinik Harapan Sehat bagi pasien yang menderita kanker, jika berobat kemana-mana masih belum berhasil datang ke klinik kami dengan sistem pengobatan kami dan tidak ada efek samping, semua sudah dibuktikan oleh pasien. Datang langsung ke Klinik Harapan Sehat. (ikl)
INFORMASI HUBUNGI : JL. GAYUNGSARI BARAT III / 47- 49 SURABAYA TELP. (031) 829 2116, 829 0998, HP. 081 331 976 788 BIAYA KONSULTASI GRATIS “BISA RAWAT INAP” Disediakan mobil antar jemput dari Juanda ke Juanda Buka 07.00 – 22.00 wib
follow @portalsurya
HOTLINE PUBLIC SERVICE 13
| SELASA, 9 APRIL 2013
SUARA PUBLIK Anda punya keluhan atau pendapat terkait pelayanan umum? Jangan pendam sendiri. Anda punya hak untuk bersuara.
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
Punya masalah dengan layanan publik, dari gangguan telepon, listrik, air, pajak, parkir, dan layanan umum lainnya? Kirim ke Harian Surya, lengkapi identitas diri dan nomor kontak yang mudah dihubungi.
Kirim SMS ke
083 831 686 299 083 857 517 888
BESUK LUMAJANG - sepanjang jln Besuk arah Lumajang rusak parah, berlubang. Mhn instansi terkait sgr mmperbaiki dong.. 628564609xxxx PLN MENGANTI GRESIK - PLN Menganti Gresik tdk konsisten dgn peraturan pemutusan semen tara aliran listrik di rumah kami, sy terlambat bayar listrik dan diputus, smntra masa kedaluwarsa pelunasan tak ada, saat akan diunasi tak boleh dan wajib pasang baru, apa demikian aturannya? 628573265xxxx PLN BANYU URIP - knp listrik di banyu urip kidul gg 1 sby sering padam, pdhal lainnya tdk padam, mhn PLN sgr mngatasi, Trims. 628170326xxxx
031-8414024
SURAT :
Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya
EMAIL :
surya.laporcak@gmail.com
Kereta Apiku Kini...
KRIAN GRESIK - saiki jlan rusak semua, dr Krian, Gresik, Mojokerto, dsbnya, bgamaina DPU dan Bina Marga? 628133089xxxx PARKIR LANGGANAN BLITAR - sebaiknya parkir berlangganan tahunan di Kab Blitar dihapus sj krn Dishub mmbiarkan oknum jukir resmi, tetap pungli parkir kendaraan. 628564933xxxx
FAKSIMIL:
KA KERTAJAYA - naik kereta api ekonomi AC Kertajaya pd Senin 1 April 2013 dari Cirebon ke Surabaya, kok air toilet pakai air laut ya? Rasanya asin bukan main?
dagang asongan msh berjualan di dlm gerbong KA? Trims. 628573314xxxx KA PENATARAN - heran deh dengan KA Penataran Surabaya Blitar yang berangkat pkul 16.10 WIB kenapa setiap hari mesti telat hingga 3 jam lamanya?
628211645xxxx KA SRI TANJUNG - unt PT KAI kenapa KA Sritanjung dr Banyuwangi tujuan Jogjakarta AC-nya mati atau dimatikan? Buat apa ada AC kalau hanya untuk hiasan? Dan kenapa pe-
628785987xxxx KA EKONOMI - naiknya tarip KA ekonomi jarak jauh
yg gila2an, 100 - 300 persen, sepantasnya PT KAI menerapkan batas bawah 50% dan batas atas 100%. Sbg pembanding ada bus AKAP SurabayaBandung ekonomi AC tarip di bawah Rp 120.000 dan hidup tuh padahal kapasitas di bawah 60 penumpang. Sering pejabat KAI dengan enteng mempersilakan calon penumpang KA utk menggunakan moda angkutan lain, jangan2 ada udang... 628382144xxxx
SAYA pengguna jasa KA ekonomi nomor tiket DC_1321 (rj36F2) berangkat pukul 13.51 WIB dari stasiun Kediri menuju Malang. KA tak juga datang dan terulang jawaban yg sama setiap jam ketika saya bertanya kapan KA akan datang kepada petugas yang terlihat kompak menjawab ‘sebentar lagi datang’. Akhirnya kereta memang datang pukul 20.07 WIB setelah terlambat enam jam. Bahkan seorang ibu dengan dua anak kecil yang terus menangis ka-
PARKIR KENJERAN - mhn dinas terkait mnertibkan parkir motor di area luar pantai Kenjeran, krn Minggu, 31 Maret 2013 kok tarip parkir sampai Rp 5000! 628133188xxxx
Ahmad Taufiq Hidayat Mahasiswa Universitas Negeri Malang (http://surabaya.tribunnews. com/2013/04/09/layanankereta-apiku-kini)
Asuransi AXA Tanpa Polis?
TL UNTUK NGUJANG - yth Pemkab & Dishub Tulungagung,mhn pertigaan utara jembatan Ngujang sgr diberi lampu merah/TL krn lalin sgt padat. 628579033xxxx
MENJAWAB surat pembaca di Lapor Cak Surya Online yang disampaikan Bapak Achmad Basori Wandono (29/3/2013) dan rubrik Hotline Public Service Harian surya (1/4/2013) mengenai Asuransi AXA Mandiri Tanpa Polis, bersama ini kami sampaikan bahwa AXA Mandiri telah menghubungi Bapak Achmad untuk menjelaskan perihal pengembalian polis beliau ke kantor pusat dikarenakan alamat tidak dikenal. Saat ini polis Bapak Achmad telah dikirimkan kembali dan diterima tertanggal 3 April 2013. Kami mohon maaf atas ketidaknyamanan yang dialami Bapak Achmad Basori Wandono. Terima kasih.
KALIPARE MALANG - jalur pantai selatan sudah rusak terutama ds kalipare, ds arjowilangun ke pantai selatan tak layak dilewati, mhn perhtian pak bupati & dinas terkait. 628570759xxxx TONGAS PROBOLINGGO - jalur wisata dr tongas-wringinanomsumberkramat-purut-sentul-lumbang-lambangkuning, sdh rusak parah & berlubang, terutama wilayah purut, kapan diperbaiki? 628385794xxxx PLN SITUBONDO - listrik di Situbondo slm bbrpa di siang hari sering mati satu hingga tiga jam, mhn PLN bs sgr mngatsi. 628965427xxxx SAMPAH MERGAN MALANG - mhn dinas terkait mngatasi warga yg suka membuang sampah di jembatan metro mergan-bandulan, krn kali Malang tambah tercemar. 628785979xxxx PKL MADIUN - mhn satpol PP tegas krn PKL sdh mulai mnjamur di Madiun, kalau telat justru susah memberantasnya. 628574588xxxx TARIF BIS KOTA PERAK PURABAYA - brp tarip bus kota non AC kini, kok bus bungur-perak via tol jd Rp 4000? Tarip yg sama unt bus patas AC? 628523466xxxx
rena terpaksa menunggu kereta yang 'sebentar lagi datang' itu. Ternyata masih seperti itu pelayanan kereta api kita dan semakin memantapkan niat saya untuk tidak pernah lagi menggunakan jasa KA sejak hari ini.
Foto-foto Citizen Photos suryaonline.co/images
KLIK
SURYA/IMAM HIDAYAT
JALAN RUSAK - Warga memblokir dan menutup jalan dengan kayu dan menanami pohon karena pemda setempat tak kunjung bereaksi dengan konidisi jalanan yang rusak. Aksi serupa sebelumnya pernah dilakukan warga Desa Kaliabu, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun. Foto diambil, Kamis (28/3/2013).
Maika Randini Head of Customer Marketing AXA Mandiri (http://surabaya.tribunnews. com/2013/03/29/asuransi-axamandiri-tanpa-polis)
HARIAN PAGI
PEMIMPIN UMUM : PEMIMPIN REDAKSI : WAKIL PEMIMPIN REDAKSI : MANAJER LIPUTAN: Sigit Sugiharto SEKRETARIS REDAKSI :
H Herman Darmo Febby Mahendra Putra Farhan Effendy MANAJER PRODUKSI: Adi Sasono P Sujarwanto
Staf Redaksi: Satwika Rumeksa, Tri Yulianto, D Wahjoe Harjanto, Trihatmaningsih, Tri Dayaning Reviati, Eko Supriyanto, Hariyanto, Tri Mulyono, Tutug Pamorkaton, Wahyudi Hari Widodo, Endah Imawati,Yuli Ahmada, M Rudy Hartono, Ahmad Pramudito, Anas Miftahudin, Joko Hari Nugroho, Wiwit Purwanto, Suyanto, Deddy Sukma, Habiburrohman, Adi Agus Santoso, Titis Jatipermata, Fatkhul Alami, Doso Priyanto, Dyan Rekohadi, Sri Handi Lestari, Marta Nurfaidah, Sugiharto, Musahadah, Mujib Anwar, Ahmad Zaimul Haq, Aji Bramastra, Nuraini Faiq, Adrianus Adhi Nugroho, Eko Darmoko, Haorrahman Dwi Saputra, Muhammad Miftah Faridl, Amru Muis; Ilustrator: Rendra Kurniawan, Akhmad Yusuf Marzuki; Perwajahan: Teguh Wahyudi, Edy Minto Prasaro, Agus Susanto, Haryoto, Njono, Anang Dwi H, Aloma Irjianto General Manager Business: Agus Nugroho; Wakil General Manager Busines: M Taufiq Zuhdi ; Manager Iklan: Prasetiyo ; Wakil Manager Iklan: Shinta Indahayati; Manager Business Development: Prasetiyo; Biro/Perwakilan: Malang: Hesti Kristanti, Wahyu Nurdiyanto, Eko Nurcahyo, Sylvianita Widyawati, Iksan Fauzi Alamat: Jl Sultan Agung No. 4, Malang. Telepon: (0341) 360201 Fax: (0341) 360204. Iklan: fax (0341) 360204, Sirkulasi (0341) 360203, Pasuruan: Sudarma Adi, Kediri: Didik Mashudi, Madiun: Imam Hidayat, Jakarta: Kistyarini, Ravianto, Alamat: Jl Palmerah Selatan 12 Tlp (021) 5483008, Fax: (021) 5495360 Kantor Pusat: Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya 60293 Telepon: (031) 8419000, Fax Redaksi: (031) 8414024 Alamat Surat: PO BOX 110 SBS 60400 Surabaya Penerbit: PT Antar Surya Jaya, Surat Izin Usaha Penerbitan Pers: SK Menpen No.202/SK/MENPEN/ SIUPP/A.7/1986 Tanggal 28 Juni 1986. Percetakan: PT Antar Surya Jaya. Isi di luar tanggung jawab percetakan. Tarif Iklan: Iklan taktis 1 Karakter Rp 1.000 (minimal 2 baris); Iklan display/ umum (hitam putih) Rp 35.000/mmk, Iklan display/umum (warna) Rp 45.000/ mmk; Iklan duka cita Rp 4.000/mmk (hitam putih); Iklan mendesak/duka cita untuk dimuat besok dapat diterima sampai pukul 15.00 WIB. Bagian Iklan: Jl Rungkut Industri III No 68 & 70 Surabaya 60293, Telepon: (031) 841 9000, Fax: (031) 8470000 dan (031) 8470500. Perwakilan Iklan Jakarta: Gedung PT Indopersda Primamedia, Jl Palmerah Selatan No.3 Jakarta. Telepon (021) 5483863, 54895395, 5494999, 5301991 Fax : (021) 5495360. Bagian Sirkulasi (Langganan): Gedung Kompas Gramedia Jl. Jemur Sari No. 64 Surabaya, Telepon: (031) 8479555 (Pelanggan/Pengaduan), (031) 8483939, 8483500 (Bagian Sirkulasi) Fax: (031)8479595 - 8478753. Harga Langganan Rp 29.000/bulan, Rekening: BCA Cabang Darmo, Rek 0883990380; Bank BNI Cabang Pemuda, Rek. 0290-11969-3 (untuk iklan); Bank Mandiri Cabang Rungkut, Rek 141-00-1071877-3 (untuk sirkulasi) atas nama PT Antar Surya Media. Surya Online: http://www.surya.co.id E-Mail: redaksi@surya.co.id
SEMUA WARTAWAN SURYA DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA / MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER. Setiap artikel/tulisan/foto atau materi apa pun yang telah dimuat di Harian Surya dapat diumumkan/dialihwujudkan kembali dalam format digital maupun nondigital yang tetap merupakan bagian dari Harian Surya.
join facebook.com/suryaonline
citizen reporter
Liput dan tulis sendiri pengalaman atau acara Anda sepanjang 450 kata, lengkapi identitas diri, nomor kontak, dan pas foto diri terbaru. Email ke harian.surya@gmail.com
Mati Kenyang ala Gang Sate LAILIYATUS SA’DIYAH Mahasiswa Universitas Negeri Malang Lailiyatus_Sadiyah@yahoo.com
KABUPATEN Ponorogo dikenal dengan julukan Kota Reog atau Bumi Reog karena daerah ini merupakan asal dari kesenian reog. Selain itu Ponorogo terkenal dengan makanan khasnya, salah satunya adalah sate Ponorogo. Ketika berlibur ke Ponorogo sudah menjadi kewajiban bagi keluarga saya menyantap sate. Mungkin makanan yang satu ini terdengar akrab bagi kita semua. Namun ada yang spesial dari sate yang ada di Ponorogo ini. Saat saya sekeluarga berlibur ke Ponorogo salah satu objek yang wajib kami kunjungi adalah gang sate. Gang sate adalah warung makan yang menu utamanya adalah sate ayam. Di sepanjang jalan ini berjajar puluhan warung makan yang semuanya menjual sate ayam. Gang sate ini berada di Kelurahan Nologaten, Kecamatan Ponorogo, Kabupaten Ponorogo. Sate ayam Ponorogo berbeda dengan sate ayam
pada umumnya. Bila sate ayam pada umumnya, daging ayam dipotong kecil lalu ditusuk berjajar, namun sate Ponorogo daging ayam dipotong kecil memanjang kemudian ditusuk dengan tusukan sate yang terbuat
Ponorogo memang patut menyandang status sebagai kota sate, karena sepanjang gang berubah menjadi lapak pedagang sate ayam! dari bambu. Satu tusuk hanya terdiri dari satu potongan kecil memanjang. Di warung makan yang kami singgahi ada berbagai jenis sate yang diambil dari bagian-bagian ayam mulai dari kulit ayam sampai jerohan ayam dibuat sate. (http://surabaya.tribunnews. com/2013/04/05/berburu-satedi-gang-sate-ponorogo)
Rakyat Ngudud Menikmati Hidup DIANA MANZILA Mahasiswa Universitas Islam Negeri Malang dianamanzila@gmail.com
NGUDUD atau merokok kerap menjadi aktivitas kontroversial yang menuai kritik pedas terkait kesehatan pun dukungan berkenaan ekonomi di mana banyak kepala keluarga bergantung pada regulasi petani tembakau yang kemudian di kemas menjadi rokok. Dalam beberapa diskusi ringan, rokok sering dijodohkan dengan kopi. Pasangan harmonis yang sering dijumpai di sekumpulan bapak-bapak, segerombolan penjaga pos kamling hingga pemuda dan mahasiswa. Ciri khas ngudud plus kopi ini menjadi budaya khas masyarakat Jawa sejak empat ratus tahun lalu, mengalami masa jajak yang amat panjang sesuai pertumbuhan tembakau di Indonesia. Sejak Belanda mengajarkan kebiasaan merokok di Indonesia yang sejatinya bertujuan utama meluaskan penanaman tembakau, aktivitas merokok yang dikenal di kerajaan (kisah Rara Mendut) berbeda
jauh dengan apa yang dilakukan rakyat jelata. Jika raja ngudud bertujuan untuk komunikasi politik yang memiliki arti kesetaraan derajat dengan Belanda, rakyat justru melakukannya untuk menghilangkan kejenuhan, stres, dan menenangkan pikiran. Gaya yang digunakan pun amat berbeda, kaum bangsawan dan Belanda lebih menggunakan cara modern. Yakni cerutu atau merokok menggunakan pipa dan once dari gading atau perak. Masyarakat Jawa menemukan kretivitas baru, mencampur tembakau dengan klembak, menyan, uwur, yang lebih dikenal dengan rokok siong.Belakangan malah de-
dengan undang-undang antitembakau. Begitulah luas perbincangan diskusi publik ngudud, cara rakyat menikmati hidup, Selasa (26/3/2013) di Universitas Negeri Malang dengan pembicara budayawan Pri GS, sastrawan Imam Budhi Santosa, dan Sakban Rosidi (akademisi). Sakban Rosidi memaparkan, kebahagiaan rakyat merupakan hukum tertinggi, jika dalam hal ini rakyat bahagia dalam aktivitas merokok, maka tak ada hukum yang dapat melarang. Kegemaran merokok tak bisa ditinjau dalam satu perspektif saja, karena kebahagiaan juga dibatasi dengan kebahagiaan orang lain. (http://surabaya.tribunnews. com/2013/04/09/rakyat-ngudud-menikmati-hidup)
ngan campuran cengkih dan saus dalam versi kretek. Jadi sangat jelas jika rokok kretek buah dari kreativitas masyarakat Indonesia. Jadi kenapa belakangan harus dihapus, diharamkan atau
follow @portalsurya
YouGen surya.co.id
HALAMAN 14
|
surabaya.tribunnews.com
| SELASA, 9 APRIL 2013
B
iasanya ketika melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN), ada bangunan fisik yang dikerjakan para mahasiswa bersama penduduk. KKN yang dilakukan mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (STISIP) Muhammadiyah Madiun, berbeda. Para mahasiswa yang selama berkuliah mendapat bekal tentang ilmu sosial tidak ingin memberi bangunan fisik. Mereka justru ingin mempraktikkan teori yang didapat dari kampus untuk penduduk desa. Karena yang didapat adalah ilmu sosial, maka yang dibagikan kepada warga juga aplikasi ilmu itu. Jadi, jangan berharap ada proyek mengecat tembok musala, membuat gapura desa, atau membuat jembatan. Dasar pemikiran pembuatan program kerja yang dilaksanakan adalah tentang penerapan ilmu pengetahuan, kebersamaan, dan kepedulian. Itu sebabnya, 22 mahasiswa yang datang ke Desa Nglambangan, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun, sudah siap dengan bekal teori yang diaplikasikan sejak Februari 2013. Beberapa program kerja yang berhasil dilaksanakan adalah mahasiswa peduli warga, kelas berhijab, seminar untuk orang tua tentang anak usia dini, penghijauan pohon produktif, senam bersama, jalan sehat, donor darah, dan ditutup dengan pentas seni. Sepintas program yang dilakukan sederhana, tetapi pada praktiknya tidak mudah dilakukan. Menggerakkan warga desa untuk terlibat dalam semua kegiatan membutuhkan keterampilan pengumpulan massa. Teori tentang pengumpulan massa menjadi penting ketika mahasiswa dihadapkan pada situasi di lapangan. Warga desa diajak untuk mengikuti program yang sudah dirancang. ■ Mahasiswa Jurusan “Kebetulan kami ilmu Komunikasi dan mahasiswa Kesejahteraan Sosial dari Jurusan merancang program Ilmu Komusesuai dengan teori nikasi dan yang didapat di Kesejahtebangku kuliah. raan Sosial ■ Mahasiswa yang sehingga memang bertanggung jawab program mengerahkan massa kerja KKN harus dapat membuat kami berwarga terlibat kaitan erat aktif dalam semua dengan ilmu kegiatan. yang kami dapatkan di ■ Mahasiswa terlibat bangku kudalam keseharian liah. Nilaiwarga yang perlu nilai kemadibantu. syarakatan baik dari segi sosial, komunikasi, dan pemberdayaan ditampilkan menjadi acara yang bisa menarik minat warga,” ungkap Mukti Handoko, Penanggung Jawab Program. Dalam kelas berhijab, para ibu dan remaja putri dengan gembira mencoba aneka bentuk hijab yang sedang tren. Kreasi penutup kepala itu akhirnya menjadi agenda yang menarik karena setiap orang dapat langsung mencoba dan mengenakannya. Salah satu program yang disambut gembira adalah jalan sehat. Acara jalan sehat dilaksanakan sejak pukul 06.00 dan berakhir pukul 11.00. Selama waktu itu seluruh warga terlibat aktif. Sebenarnya tidak mudah mengajak warga untuk berkumpul ‘sekadar’ jalan sehat bersama. Berolahraga mungkin sudah biasa dilakukan, tetapi berjalan bersama seluruh warga desa menjadi aktivitas langka. Jarak yang ditempuh tidak terlalu jauh untuk ukuran warga Desa Nglambangan, hanya 3.5 kilometer. Jalur yang selama ini menjadi wilayah di desa mereka ternyata menarik ketika dinikmati dengan berjalan santai bersama. Lahan hijau menjadi pemandangan baru ketika dilewati padahal jalur itu adalah jalur yang sering dilalui.
Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Muhammadiyah Madiun
KKN Tanpa
Membangun
Gapura
STORYHIGHLIGHTS
FOTO-FOTO : SURYA/DOKUMEN PRIBADI
KERAHKAN WARGA - Butuh kemampuan untuk mengerahkan massa agar antusias mengikuti kegiatan. Keterlibatan warga menjadi nilai tambah bagi program kerja yang dilakukan mahasiswa STISIP Muhammadiyah Madiun.
Program KKN berkaitan dengan ilmu di bangku kuliah. Nilai-nilai kemasyarakatan baik dari segi sosial, komunikasi, dan pemberdayaan menjadi acara yang bisa menarik minat warga. Kebersamaan warga benar-benar dinikmati karena peserta jalan sehat mulai anakanak hingga orang berusia lanjut. Sejenak warga meninggalkan aktivitas harian untuk menyusuri jalan desa dengan cara berbeda. Selalu ada cara untuk mengumpulkan massa. Salah satunya dengan memberi hadiah. Sebagai pancingan agar warga mengikuti seluruh acara, disediakan 70 hadiah berupa televisi 17 inchi hingga payung. Banyaknya hadiah membuat warga bertahan hingga acara usai. Hadiah yang disediakan hanya sebagai penarik minat. Selanjutnya, kepedulian warga akan aktivitas desa yang menjadi pendorong untuk datang ke balai desa yang menjadi tempat start sekaligus finish. Proyek lain yang melibatkan seluruh warga adalah penanaman pohon. Ada 60 pohon rambutan dan 500 pohon trembesi serta aka-
sia bantuan dari Perhutani. Diperlukan kemauan warga tidak hanya untuk menanam pohon, tetapi juga merawatnya hingga pohon-pohon itu memberi hasil kepada masyarakat. Kemampuan mengerahkan massa itu yang menjadi titik penting bagi mahasiswa peserta KKN. Mereka melakukan berbagai cara untuk menyempurnakan maksud dan ketika berhasil, para mahasiswa tersenyum lega. (fetty kurnia)
MUKTI HANDOKO PENANGGUNG JAWAB PROGRAM KKN
T
Beasiswa untuk Lima Warga Desa
IDAK hanya warga dewasa yang disentuh dengan program menarik. Perhatian untuk anak dan remaja juga mendapat wadah. Dibuatlah pentas seni yang diisi anak-anak warga Desa Nglambangan. Ada aturan yang harus diikuti oleh mereka yang ingin mengisi acara. Pesertanya harus anak-anak warga Desa Nglambangan. “Bukan pentas terbaik yang kami cari, melainkan pentas yang melibatkan sebanyak-banyaknya anak dan remaja di desa. Ada 33 anak dan remaja yang tampil dengan tari modern, tari tradisional, menyanyi, bahkan reog,” kata Umi Fatonah, Ketua Panitia Pentas Seni. Keterlibatan itu tidak hanya membuat anak dan remaja bersemangat, tetapi juga membuat orang tua terlibat. Betapa bangga orang tua ketika mengetahui anaknya akan
tampil di atas panggung. Mungkin banyak yang tidak menyangka anaknya mendapat kesempatan berdiri di atas panggung disaksikan banyak orang meskipun itu adalah para tetangga di desanya. Antusiasme itu yang membuat persiapan di belakang panggung menjadi meriah. Pentas seninya berjalan lancar dan ditutup dengan kebanggaan anak dan remaja yang tampil dan tatapan senang orang tua mereka. “Senang sekali anak saya bisa diberi kesempatan untuk tampil di panggung. Mahasiswa juga membaur dengan masyarakat dengan baik dan santun,” ujar salah satu penonton pentas seni yang dengan bangga melihat anaknya berdiri di atas panggung. Kepala Desa Nglambangan, Yanto, mengucapkan terima kasih telah memilih Desa Nglambangan sebagai lokasi KKN dan melaksanakan berbagai acara untuk warganya. Ia berharap akan ada lagi program seperti itu agar kehidupan warganya menjadi lebih meriah. Pihak STISIP Muhammadiyah Madiun tidak ingin program itu berhenti hanya sampai di situ. Mereka memberikan lima beasiswa kepada warga Desa Nglambangan untuk melanjutkan pendidikan S1 di kampus STISIP Muhammadiyah Madiun. (fetty kurnia)
Program ala Andai Aku Menjadi…
M
AHASISWA STISIP Muhammadiyah Madiun yang mengikuti KKN 22 orang. Mereka membagi diri dan memegang bagian yang saling mendukung untuk mengadakan kegiatan. Masing-masing memegang bagian sesuai dengan spesialisasinya di kampus. Ada yang menjadi pembawa acara, kameramen, koordinator massa, event organizer, serta fotografer. Semua bidang itu sudah didapat di kampus dan tinggal mempraktikkan di lapangan. Jika biasanya praktik yang dilakukan di kota dengan kegiatan ala anak muda di kota, kali ini tidak. Mereka dituntut untuk mampu membuat kegiatan yang melibatkan banyak warga sehingga kegiatan itu menjadi meriah dan
warga mendapatkan manfaat. Berlatarbelakang ilmu sosial, program mahasiswa peduli warga merupakan suatu program kerja yang tak biasanya dilaksanakan oleh mahasiswa KKN. Program itu mengharuskan mahasiswa berinteraksi langsung ke masyarakat. Para mahasiswa menentukan warga yang dianggap pantas untuk dibantu. Beberapa ibu berusia tua yang tinggal sendiri menjadi sasaran bantuan. Mahasiswa
join facebook.com/suryaonline
mengikuti keseharian para ibu itu. Mereka membantu mencari rumput, membersihkan kandang, mengupas hasil panen, hingga membuat rumah menjadi lebih nyaman dan sehat. Tidak mudah bagi para mahasiswa ketika harus mengikuti keseharian warga, tetapi mereka dengan gembira belajar hidup layaknya warga Desa Nglambangan. “Tujuannya sederhana, yaitu supaya mahasiswa tahu sebenarnya keadaan masyarakat seperti
apa agar bisa lebih semangat berkarya dan tentunya selalu bersyukur,” tutur Mukti Handoko yang menjadi penanggung jawab program, Senin (8/4). Hidup bersama warga membuat mahasiswa memahami bahwa di antara mereka banyak warga yang memerlukan bantuan. Kedatangan para mahasiswa juga membuat warga yang dibantu gembira. Mereka yang biasanya berjuang sendiri akhirnya mendapat perhatian. (fetty kurnia) follow @portalsurya
SURABAYA LINES 15
| SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
Aturan Unas Makin Humanis ■ Dindik Jamin Siswa Tahanan Bisa Ikut Ujian
story
highlights ■ Kepala Dindik Surabaya Ikhsan menjamin para siswa yang kini berstatus tahanan karena kasus pidana, bisa mengikuti Unas. ■ Jaminan serupa juga berlaku untuk siswa-siswa yang saat Unas sedang sakit dan dirawat di rumah sakit. ■ Unas bagi siswa bermasalah hukum akan dilakukan di rutan, lapas ataupun kantor polisi. Sementara untuk siswa sakit bisa dilakukan di ruang perawatannya.
SURABAYA, surya - Kepala Dinas Pendidikan (Dindik) Surabaya Ikhsan menjamin para siswa yang kini berstatus tahanan karena kasus pidana, bisa mengikuti ujian nasional (Unas). Jaminan serupa juga berlaku untuk siswa-siswa yang saat Unas sedang sakit dan dirawat di rumah sakit. "Mereka semua bisa ikut Unas," tegas Ikhsan saat ditemui usai penandatanganan pakta integritas bersama seluruh kepala sekolah seSurabaya di Gedung Djoeang 1945, Surabaya, Senin (8/4). Unas bagi siswa bermasalah hukum akan dilakukan di rutan, lapas ataupun kantor polisi. Sementara untuk siswa sakit bisa dilakukan di ruang perawatannya. Dalam pelaksanaannya nanti mereka akan diawasi oleh satu pengawas dan petugas kepolisian ataupun petugas keamanan lapas/rutan. Untuk mengetahui jumlah siswa bermasalah itu, dia sudah meminta seluruh kepala sekolah mendata siswanya dan melaporkan padanya. H-3 Unas, data-data itu harus sudah diterima Dinas Pendidikan, sehingga dia bisa menyiapkan petugas yang akan mengawal mereka. "Kalau untuk yang sakit kan tidak bisa diprediksi. Karena itu informasi harus segera disampaikan, sehingga bisa segera koordinasi dengan rumah sakit untuk pelaksanaannya," katanya. Bagaimana dengan siswa bermasalah yang sudah mengundurkan diri dari sekolah menjelang Unas, seperti yang dialami anak Ny Warsini (lihat SURYA edisi 7/4/2013)? Menurut ikhsan, mereka tetap bisa mengikuti Unas, asalkan masuk daftar nominasi tetap (DNT) peserta Unas. "Kalau tidak masuk DNT ya tidak bisa ikut Unas, terpaksa dia mengulang tahun depan," tegasnya. Diberitakan sebelumnya, menjelang Unas tingkat SMA/SMK/MA mulai 15 April mendatang, Warsini dibuat galau dengan nasib anak
bungsunya, Fariz Anwar. Pelajar kelas XII SMA Negeri 3 Surabaya itu terancam tidak bisa mengikuti Unas karena mendekam di rumah tahanan Medaeng sejak Desember 2012. ”Anak saya jadi tersangka kasus narkoba. Dia masih menjalani persidangan dan belum diputus. Sementara ini sudah mendekati Unas,” ujar Warsini ketika ditemui di rumahnya, kawasan Jl Donorejo, Sabtu (6/4) Lebih lanjut, ibu lima anak ini menjelaskan, dirinya sudah terlanjur membuat surat pengunduran diri atas anaknya sebagai peserta Unas 2013 di sekolahnya. Sementara pada Sabtu pagi saat mengunjungi anaknya di Rutan Medaeng, Fariz mengamuk dan menolak makan bawaan dari ibunya, karena tahu sudah dibatalkan menjadi peserta Unas. ”Bu, aku tetap ikut Unas. Nanti aku kan tidak punya ijazah. Ibu tidak bertanya aku,” kata Warsini menirukan jawaban Fariz. Ungkapan itu membuat Warsini sedih. Dia kebingungan dan atas saran adiknya kemudian mengadu ke Baktiono, anggota komisi C DPRD Kota Surabaya. Atas sarannya, kemudian Warsini berharap agar surat pengunduran diri Fariz sebagai peserta Unas, bisa dicabut. Warsini mengakui Fariz memang anak yang kurang tertib dalam sekolah. Tapi bila anaknya tidak mengikuti Unas dan tidak memiliki ijazah SMA, akan mengalami kesulitan yang lebih berat untuk mencari pekerjaan maupun meneruskan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Saat masih mencurahkan keluh kesahnya, Kepala Sekolah SMA Negeri 3, Johanes Mardijono tibatiba datang ke rumah. Dalam pertemuan itu, Johanes menerima pencabutan surat pengunduran diri Fariz sebagai peserta Unas yang menyiapkan Fariz sebagai peserta Unas dari SMA Negeri 3 yang akan mengerjakan Unas di dalam penjara. (uus)
Cuma Lima Menit Motor Sudah Hilang SURABAYA, surya - Aksi pencurian kendaraan bermotor masih marak di Surabaya. Yang terbaru, pencurian sepeda motor Yamaha Mio nopol R 3695 UP di halaman Indomaret Jl Raya Jambangan, Minggu (7/4) malam. Sepeda motor itu milik Heri Kiswanto (34), warga Jl Jambangan Sawah 8C Surabaya. Saat kejadian, korban berada di dalam minimarket untuk berbelanja. "Saat saya parkir, motor sudah saya kunci stir. Saya hanya sekitar lima menit belanja di dalam. Pas keluar, sepeda motor saya sudah hilang," ungkap Heri Kiswanto, Senin (8/4). Bapak satu anak ini sempat bertanya ke petugas Indomaret mengenai hilangnya sepeda motor yang baru dibelinya empat bulan lalu tersebut. Oleh petugas Indomaret, ia lantas ditunjukkan rekaman CCTV. Dari situ diketahui ada seorang lelaki yang mengambil sepeda motornya. Dalam rekaman CCTV itu, pelaku terlihat mengotak-atik motor. Waktunya pun tak lama, sampai ia berhasil membawa kabur sepeda motor tersebut. Saat kejadian, suasana Indomaret dalam keadaan sepi. Di halaman minimarket hanya sepeda motor korban yang terparkir. "Selanjutnya, saya mela-
Cocok... ■
DARI HALAMAN 9
Meiawan, Ghora Vira Nurjayanti, Dwi Utari dan Elyssa. Setelah uji coba berkali-kali, akhirnya dibuatlah cruncy turi. Sebelum mengolahnya, mereka lebih dulu memisah bunga dari putiknya. Kemudian mereka siapkan bumbu-bumbu seperti gula merah, bawang putih, lombok, ketumbar, gula, garam dan ditambah air. "Kembang turi ini dimasukkan bumbu-bumbu yang sudah dihaluskan itu, lalu dicelup ke
porkan kejadian ini ke Polsek Jambangan. Semoga, dalam waktu cepat pelakunya bisa ditangkap," sambung Heri. Petugas Polsek Jambangan masih mendalami kasus pencurian sepeda motor di Indomaret Jl Raya Jambangan tersebut. Selain memeriksa sejumlah saksi, polisi juga memeriksa CCTV Indomaret. "Setelah menerima laporan dari korban, petugas langsung melakukan olah TKP dan memeriksa sejumlah saksi. Termasuk korban dan pegawai Indomaret yang bertugas saat kejadian," terang Kapolsek Jambangan Kompol HT Harahap. Menurutnya, penyidik juga sudah meminta kopian gambar CCTV dari pihak Indomaret untuk mengetahui siapa pelaku pencurian tersebut. Sementara itu, Sukardi (30), asal Pegantenan, Pamekasan, Madura, ditangkap warga karena mengambil ponsel Musala Babussalam Krembangan Baru 7/31 Surabaya. ini harus rela digebukin massa. Bapak dua anak ini akhirnya mendekam di Mapolsek Bubutan Surabaya. Sukardi mengaku, pada Selasa (2/4) ia mampir ke Musala Babussalam Krembangan Baru 7/31 Surabaya untuk buang air kecil. Sekitar pukul 10.30 WIB Sukardi menemukan sebuah ponsel China. Karena musala
putih telur dan dimasukkan ke campuran tepung terigu, maizena dan tepung peyek sambil diaduk-aduk. Setelah itu digoreng dalam minyak panas," terangnya. Sekilas crunchy turi tidak berbeda dengan jamur crispi yang banyak di pasaran. Tetapi setelah dirasakan, ternyata crunchy turi lebih lembut dibandingkan jamur crispi. Meski baru ada di Indonesia, crunchy turi yang dijual Rp 4.000 per 100 gram ini ternyata langsung digemari. Buktinya, ketika camilan ini dipasarkan di alun-alun
join facebook.com/suryaonline
sepi, ia membawanya begitu saja tanpa mengumumkan terlebih dulu. "Saya takut kalau diumumkan nanti banyak yang ngaku. Apalagi keadaannya sepi, makanya langsung saya bawa," dalihnya di Mapolsek Bubutan. Sukardi yang menjadi tukang wenter berniat melanjutkan keliling kampung usai menemukan ponsel. Ia mengaku, sebelum masuk kamar kecil memang ada orang yang belakangan diketahui bernama M Sholichin (21) keluar dari kamar kecil. "Ketika saya keluar dari kamar kecil, orangnya sudah tidak ada. Jadi saya bawa saja ponselnya," tambahnya. Nahasa, belum ada 100 meter melangkah, Sukardi langsung diteriaki maling. Ia pun menjadi bulan-bulanan warga. Tak hanya itu, Sukardi dibawa ke kantor polisi untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya. Kapolsek Bubutan, Kompol Suryo Hapsoro mengatakan, pelaku tidak mengaku menemukan ponsel saat ditanyai korban. Setelah itu, Sukardi ngeloyor begitu saja melanjutkan keliling kampung. "Karena korban yakin Sukardi yang menemukan ponselnya. Setelah dikejar, dan bener disakunya ada ponsel milik korban," terangnya. (ufi/sda)
Makodam V/Brawijaya, Taman Pelangi dan Taman Bungkul, camilan ini langsung ludes. Ada tiga varian rasa yang dibuat Rian dkk yakni original, barbeqiu dan balado. "Dari tiga varian rasa ini, balado paling diminati meski yang lainnya juga banyak," katanya. Rian menjamin camilan buatannya ini bisa tahan renyah hingga dua minggu. Rian mengklaim camilan buatannya ini tidak hanya renyah tapi juga bergizi tinggi. "Saya sudah ujikan kandungannya ke laboratorium Unair. Ternyata bunga turi ini ada kan-
SURYA/HABIBUR ROHMAN
UNTUK GURU - Seorang guru mencoba lensa yang sesuai dengan matanya di Graha Zakat YDSF Surabaya, Senin (8/4). Sebanyak 3.000 kaca mata gratis disediakan untuk guru ngaji dan madrasah yang merupakan rangkaian Milad YDSF hasil kerjasama dengan Optik Nusa Group.
Audisi Galaxy Superstar 2 Mulai Hari Ini surabaya, surya - Ajang pencarian bakat muda di dunia tarik suara yang berkiblat ke Korea kembali digelar. Setelah sukses pada Galaxy Superstar Season 1, seri kedua Galaxy Superstar yang akan ditayangkan di AN TV ini digelar kembali mulai Kamis (9/4) hari ini hingga Jumat (10/4) April 2013 di Hotel Ibis Rajawali. Manager Corporate Communications ANTV, Yasmin Sanad mengatakan, program ini
Jangan... ■
DARI HALAMAN 9
Unas tersebut bisa saja beredar lewat SMS ataupun BlackBerry Messenger (BBM). Jika tidak diberikan pengarahan dengan benar, bisa saja siswa-siswi percaya begitu saja dengan hal itu.
Siswa... ■
DARI HALAMAN 9
tidak menyediakan fasilitas untuk mereka. Di akhir formulir, mereka diminta mencentang jika termasuk siswa berkebutuhan khusus. Panitia juga meminta mereka menghubungi sekretariat panitia SBMPTN
PKL...
pertama kali di Indonesia yang melakukan kerja sama dengan musisi Korea. "Hasil program Galaxy Superstar ini dimaksudkan bisa menyaingi dominasi K-pop (Korean Pop), dan membuat Ipop (Indonesian Pop) yang jauh lebih bermutu," paparnya, Senin (8/4). Sebelumnya, Galaxy Superstar Season 1 telah memunculkan bintang S4 dan SOS. Pada audisi kali ini diadakan dalam dua tahap hingga mema-
suki masa pelatihan khusus. Tahap pertama, para peserta wajib mengikuti audisi secara online yang telah dibuka sejak tanggal 11 November 2012 dan ditutup ditutup pada 24 Maret 2013 dengan jumlah peserta hampir 3.000 orang. Tahap kedua dimulai 1 April 2013 hingga 21 April 2013. "Dari ribuan peserta tersebut akhirnya terpilih hampir 200 kandidat yang mendapat kesempatan untuk mengikuti audisi tahap kedua," paparnya.
Audisi ini akan dilakukan di tujuh kota besar di Indonesia, yakni Palembang, Medan, Pontianak, Makasar, Surabaya, Semarang, dan Jakarta. Dudi Hendrakusuma, Presiden Direktur ANTV menambahkan, para pemenang nantinya tak hanya mendapatkan kesempatan untuk berkarir di Indonesia, namun mengorbitkan peserta yang terpilih untuk menjadi bintang dan membuat I-pop terkenal di Asia dan dunia. (iit)
Terlepas dari itu semuanya, ia meyakini, siswa-siswa di Surabaya siap menghadapi Unas. “Saya yakin anak-anak kita sudah lebih siap dibanding tahun lalu. Dan kita harus meyakinkan bahwa mereka sudah siap,” sambung Risma. Di bagian lain, Risma juga mengingatkan kepada para
pengawas untuk ramah kepada siswa. Artinya tidak menciptakan suasana menegangkan yang membuat peserta Unas menjadi nervous. Ia juga menyarankan pengawas untuk tidak memakai sepatu ala hansip yang bisa memicu bunyi tok-tok ketika berjalan.
“Pengawas yang ramah anak, bukannya menakut-nakuti. Tolong juga diingatkan para peserta untuk menulis nama dan nomor ujian. Karena kalau tegang, biasanya mereka lupa,” ujar mantan Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Kota (Bappeko) Surabaya ini. (uus)
tentang identitasnya. Hal itu dimaksudkan agar saat ujian mereka tidak bercampur dengan siswa normal. "Kami membutuhkan informasi itu karena saat ujian 18-19 Juni 2013 mendatang peserta berkebutuhan khusus akan disiapkan ruang tersendiri, khususnya untuk tunanetra dan tunadaksa," katanya, Senin (8/4). Ismaini mengingatkan kepada para
pendaftar berkebutuhan khusus untuk mencari informasi tentang program studi mana saja yang bisa menerimanya. Pasalnya, ada program studi tertentu yang tidak menerima mahasiswa berkebutuhan khusus. Seperti ITS yang seluruh program studinya tidak bisa menerima tunanetra. Sedangkan tujuh prodi yang tidak bisa menerima penderita buta warna yakni disain
produk, arsitektur, teknik kimia, kimia, fisika, teknik fisika dan geofisika. Sedangkan prodi teknik geofisika juga tidak menerima penderita tunarungu. "Khusus untuk tunanetra, dalam pembelajaran memang harus ada media belajar tersendiri, dan ITS belum siap. Karena itu kami tidak berani membuka pendaftaran untuk tunanetra," katanya. (uus)
Kedungcowek, dan sebagainya. Pendataan dan penataan akan terus dilanjutkan sampai seluruh Kota Surabaya. "Jadi, pendataan dan penataan itu tidak sebatas sepanjang satu ruas jalan saja. Tapi di seluruh kota Surabaya," ucapnya. Pendataan dan penataan yang dilakukan, menurut Irfan, nantinya PKL dalam berjualan disesuaikan dengan waktu. Dimana ada PKL yang boleh berjualan pagi hari saja, siang hari saja, ataupun malam hari saja. Waktu jualan PKL tersebut disesuaikan dengan jenis produk yang dijualnya. "Dengan demikian, PKL tidak boleh berjualan sepanjang hari penuh, mereka harus bergantian jualan sesuai dengan produk yang dijual," ujarnya. Selain itu, imbuh Irfan, PKL tidak diperbolehkan membuat tempat permanen dan seluruh tempat PKL harus bongkar pasang. Jika ada PKL baru yang mencoba mendirikan tempat jualan di kawasan yang telah ditata
akan ditertibkan oleh Satpol PP. "Langkah tersebut dalam rangka pengendalian jumlah PKL. Tentunya musyawarah tetap kami kedepankan dalam rangka penataan PKL di kota Surabaya," tutur Irfan. Langkah Satpol PP mendapat dukungan Komisi B DPRD Kota Surabaya. Namun, jika dalam rangka pendataan dan penataan, PKL tidak boleh berjualan selama 11 hari berturut-turut maka kebijakan tersebut agak aneh. "Kasihan PKL yang dilarang jualan itu, mau makan apa mereka, apalagi pemkot tidak memberi kompensasi apapun," kata Agustin Poliana, anggota Komisi B. Oleh karena itu, dikatakan Agustin, pihaknya mengharap pemkot dalam hal ini Satpol PP, tidak terlalu kaku dalam melakukan pendataan dan penataan PKL. Kalaupun PKL dengan produknya layak berjualan pagi hari selayaknya mereka langsung diperbolehkan jualan pagi hari setelah di data. "Dengan demikian langkah pendataan dan penataan tidak justru mematikan sumber pendapatan PKL," ucap Agustin. (aru)
dungan vitamin B1, B2, B6 vitamin E, kalsium, pro vitamin E dan asam folat. Karena ada kandungan asam folat berarti camilan ini cocok untuk ibu hamil," katanya. Meski laris manis tidak membuat Rian dkk puas. Mereka berencana terus mengembangkan produknya sampai bisa diproduksi lebih banyak. Untuk itu dia berencana meminta legalitas dari departemen kesehatan dan izin perdagangan. Ia optimistis rencananya akan berjalan lancar karena saat ini saja keuntungan dari usaha ini mencapai 100 persen
dari biaya produksinya. "Sekali produksi biaya yang kami keluarkan Rp 60.000. Setelah dijual dapat Rp 120.00," kata Rian sambil tersenyum. Rian dkk semakin bersemangat karena usahanya ini telah lolos dalam program kreativitas mahasiswa (PKM) bidang kewirausahaan. Dari program ini mereka mendapat bantuan sebesar Rp 5 juta. "Semoga ini bisa dikembangkan terus. Siapa tahu nanti bisa menjadi usaha franchise seperti yang sudah ada sekarang," kata Dwi Utari. ( musahadah)
■
DARI HALAMAN 9
Pendaftaran... ■
DARI HALAMAN 9
kelompok sainstek dan soshum. "Urutan dalam pemilihan program studi menyatakan prioritas pilihan," kata dosen statistika yang juga panitia SBMPTN regional Jatim ini. Peserta ujian yang hanya memilih satu prodi, dapat memilih prodi di perguruan tinggi negeri (PTN) manapun. Sedangkan peserta yang memilih dua prodi atau lebih, salah satu pilihan tersebut harus dari PTN yang berada dalam satu wilayah tempat peserta mengikuti ujian. "Misalnya saja dia memilih ketigatiganya manajemen, maka dia bebas memilih PTN manapun. Tapi kalau dia memilih manajemen dan prodi lain, salah satunya harus PTN di tempat ujiannya," katanya. Pendaftaran SBMPTN rencananya dimulai tanggal 13 Mei 2013 pukul 08.00 hingga 7 Juni 2013 pukul 22.00. Ismaini Zain mengungkapkan, pada tanggal itu pendaftar sudah bisa mengisi formulirnya via online. Untuk bisa mengakses laman pendaftaran, calon pendaftar lebih dulu harus membayar biaya pendaftaran di Bank Mandiri. Pembayaran sudah bisa dilakukan tiga hari sebelum mendaftaran atau 10 Mei 2013. Setelah itu mereka akan mendapat pin untuk dipakai masuk ke laman pendaftaran. Namun, sebelum mengisi formulir, Ismaini menyarankan agar membuka petunjuk (tutorial) yang ada di bagian depan laman SBMPTN. "Sebaiknya lihat-lihat dulu petunjuk dan prodi yang dipilih. Jangan sampai pilihannya tidak sesuai dengan keinginan," katanya.
Database profil sekolah yang ada di kami sudah komplit. Kami harapkan data ini bisa dipakai untuk SBMPTN. ikhsan kepala dinas pendidikan surabaya
Usai mengisi formulir, pendaftar harus mengecek kembali agar tidak menyesal. "Kalau memang belum sreg jangan di simpan dulu," katanya. Bagaimana jika setelah mendaftar tidak puas dengan pilihannya. Menurut Ismaini, mereka bisa mendaftar lagi, syaratnya harus membayar uang pendaftaran lagi," jelasnya. Selain lulusan tahun ini, SBMPTN juga memberi kesempatan dua tahun sebelumnya, yakni lulusan tahun 2011 dan 2012). "Bagi peserta yang gagal SNMPTN juga bisa mendaftar karena pengumuman SNMPTN kami jadwalkan tanggal 28 Mei 2013, jadi sudah ketahuan kelulusannya," tukasnya. Sementara Kepala Dinas Pendidikan Surabaya, Ikhsan, mengimbau ke kepala sekolah untuk memberikan akses ke siswanya agar bisa memakai database untuk mendaftar SBMPTN. "Database profil sekolah yang ada di kami sudah komplit. Kami harapkan data ini bisa dipakai untuk SBMPTN," katanya. Ikhsan meminta hal itu disiapkan lebih awal agar saat pendaftaran mereka tidak kesulitan. "Usai tamat SMA nanti mereka harus ke perguruan tinggi. Siapkan itu lebih baik, administrasi maupun testesnya sehingga bisa kuliah di program studi yang diharapkan," katanya. (uus) follow @portalsurya
MALANG LINES 15
| SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
Batu Terapkan Jalur Satu Arah ■ Kemacetan Mulai Diurai Awal Mei batu, surya - Kemacetan yang telah lama menyergap para warga Kota Batu dan wisatawan yang berekreasi di sana mulai diurai. Awal Mei mendatang, Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika (Dishubkominfo) Kota Batu pada memberlakukan jalur satu arah (one way) pada beberapa ruas jalan utama yang sering dilalui. Kepala Dishubkominfo Kota Batu, Abdillah Alkaf mengatakan, jalur satu arah ini telah siap diterapkan, tinggal menunggu sarana rambu-rambu lalu lintas yang saat ini tengah dilelang. Jalan yang akan diberlakukan satu arah antara lain, Jalan Dewi Sartika. Bagi pengendara dari Malang yang sudah di pertigaan Pos Polisi Jalan Pattimura, wajib belok kiri menuju Jalan Dewi Sartika. Pengendara tidak boleh lagi lurus menuju Jalan Diponegoro. Kalau pengendara ingin ke Jalan Diponegoro, maka dari Jalan Dewi Sartika ia harus melalui Jalan Imam Bonjol atau jalan lainnya. Dishubkominfo juga akan memberlakukan one way dari Jl Imam
perubahan jalur ■ Jalan Dewi Sartika menjadi satu arah ■ Jalan Imam Bonjol Atas menjadi satu arah ■ Pengendara dari Jl Wukir dilarang menuju Jl Imam Bonjol ■ Pengendara dari Jl Sudiro atau Jl Kartini diperbolehkan melintas ke Jl Munif
Parkir Alun-alun
Bonjol Atas. Sedangkan, pengendara dari arah Jalan Wukir nantinya dilarang menuju Jalan Imam Bonjol. Selain itu, penataan jalan juga akan dilakukan di Jalan Munif sebelah kanan alunalun Kota Batu. Saat ini, pengendara yang dari Jalan Sudiro atau Jl Kartini dilarang melintas ke Jalan Munif, sedangkan pengendara dari Jalan Diponegoro yang menuju ke Jalan Sudiro dibolehkan. Nanti, Dishubkominfo memberlakukan sebaliknya. “Ada lagi, berdasar saran dari Kasatlantas Polresta Batu,
Jika Ingin... ■
DARI HALAMAN 9
“Manusia tidak boleh egois dengan mencintai orang utan secara pribadi dengan mengurungnya di rumah,” tambahnya. Menurut Meme, orangutan harus berada di habitat aslinya. Manusia yang ingin menikmati
Santriwati... ■
DARI HALAMAN 9
lebih dari sekali. Diperkirakan perbuatan SU ini dilakukan mulai April 2012 dan terakhir 27 Maret 2013. Agar perbuatannya tidak diketahui masyarakat, SU mengancam para korban yang tidak hanya IK. Ancaman yang dilontarkan ke korban adalah apabila memberitahukan hubungan intim itu, maka ilmu agama yang dimiliki korban bisa hilang.
Siswa... ■
DARI HALAMAN 9
Djupri, Senin (8/4). Djupri membeberkan, soalsoal unas tiba di Malang pada hari Jumat (12/4). Kali ini soalsoal itu tidak dititipkan di Polres Malang Kota, melainkan di Polsek Lowokwaru. “Polres sedang ada perbaikan. Setelah tiba, soal akan direkap sesuai rayon sebagai persiapan pendistribusian,” ungkapnya. Djupri pun menyerukan agar para siswa tidak percaya pada
Keluarga... ■
DARI HALAMAN 9
yang mencurigai Handoko sebagai pelaku pembunuhan Cahyani Elis Susanti yang kerangkanya ditemukan Jumat (29/3). Apalagi sampai menyebut Handoko kabur ke Jateng untuk menghindari tanggung jawab. “Kami tidak punya kerabat di Jateng, bagaimana mungkin dia lari ke sana?” ucap kerabat Handoko itu. Keluarga yakin Handoko bukan pelaku pembunuhan Cahyani Elis, dan keluarga berharap ada kepastian nasib Handoko dari pihak kepolisian. Meski awalnya menolak membicarakan Handoko, kerabat keluarga Handoko itu akhirnya mengakui bahwa keluarga sudah yakin bahwa temuan kerangka itu adalah Handoko. Keyakinan ini berdasar pakaian yang melekat pada kerangka, antara lain celana tiga per empat, kaos putih, dan cincin perak yang
angkutan umum warna hijau (Batu-Songgoriti) dari Jalan Panglima Sudirman tidak boleh melintas ke Jalan Gajah Mada. Angkutan itu harus belok ke Jalan Brantas atau Jalan A Yani,” kata Abdillah dib alai kota, Senin (7/4). “Selesai lelang, rambu akan segera dipasang. Kemungkinan bulan ini akan diterapkan one way. Uji coba selama 30 hari. Setelah itu, kalau ada yang melanggar Polantas akan menindak,” ujarnya. Selain memberlakukan one way, Abdillah akan menertibkan parkir di alun-alun Kota Batu. Alun-alun saat ini menjadi jujugan wisawatan dari luar Batu, bahkan luar Jawa Timur. Pada hari libur atau malamnya, kondisinya semerawut. Saking banyaknya pengunjung, pejalan kaki, pengendara mobil, dan motor harus antre lewat di depan alun-alun, tepatnya di depan warung ketan legenda. “Rencana kami, setelah ada penambahan personel, saya taruh mereka di sana untuk menertibkan parkir dan pengendara,” katanya.(iks)
keberadaanya harus mendatangi mereka di hutan. Atau mendatangi mereka di pusat-pusat konservasi hewan ini. Presenter sebuah TV swasta ini berharap aksinya bisa menumbuhkan banyak kesadaran orang lain untuk bisa melindungi orang utan. “Jangan paksa orangutan berada di rumah kita. Kita yang harus datang ke habitat mereka jika ingin menikmati keberadaannya,” pungkasnya.(day)
Namun, sepandai-pandai tupai melompat akhirnya jatuh juga. Perbuatan SU terbongkar hingga orangtua korban melapor ke Polres Malang di Kepanjen, pekan lalu. Menurut Kapolres Malang, AKBP Adi Deriyan Jayamarta menjelaskan, berdasarkan laporan Wakapolres Malang, Kompol Wahyu Wim Harjanto, memang ada laporan terkait kasus itu. “Saya akan memantau kasus itu dan harus diproses,” kata Adi Deriyan kepada wartawan di lobi Porlres Malang,
Senin (8/4) sore. Menurut mantan Kapolres Madiun itu, dia tidak suka dengan perbuatan pencabulan dengan membawa-bawa nama agama untuk memperdayai korbannya. Menurut Adi Deriyan, yang dilakukan pelaku tindak pidana pencabulan adalah perkosaan. “Korbannya tidak hanya mengalami kekerasan fisik, tetapi juga psikis karena korban akan teringat selalu kejadian buruk yang menimpanya,” papar Adi Deriyan.(vie)
kunci jawaban yang beredar di SMS (pesan pendek) ataupun BBM (BlackBerry Messenger). Menurut Djupri, soal unas kali ini ada 20 paket soal yang sangat mustahil bocor kunci jawabannya. “Jangankan tahun ini, tahuntahun sebelumnya semua kunci jawaban dari SMS itu bohong belaka. Dan besok (hari ini, red) kami akan sosialisasikan semua teknis pelaksanaan unas ke para kepala sekolah dan guru di SMA 4, untuk disebarluaskan kepada siswa,” urainya. Kepala Sekolah SMA 8, Ninik
Kristiani, menuturkan sudah mengimbau siswanya agar jangan percaya kunci jawaban yang beredar. “Saya terus beri masukan untuk mengerjakan unas dari usaha sendiri,” imbuhnya. Kepala Bidang Pendidikan Menengah Dindik Malang, Suwarjana, menambahkan penilaian kelulusan unas tahun ini juga mengalami perubahan. Tahun lalu, nilai akhir kelulusan berdasarkan pembagian persentase yakni 60 persen nilai unas dan 40 persen nilai rapor, tahun ini unas pembagian per-
dikenakan. Selain itu gigi depan Handoko yang kurang rapi, satu gigi berada di depan gigi lainnya. Karena itu, keluarga besar sudah menyiapkan penyambutan kedatangan kerangka yang diyakini Handoko. Bahkan, keluarga menyiapkan segala sesuatu untuk pemakaman hingga tahlilan tujuh hari. “Tetangga sekitar juga datang untuk melayat karena keluarga yakin itu Handoko. Kami juga siap tahlilan selama tujuh hari sejak pemakaman,” jelasnya. Handoko diketahui pergi sejak Rabu 6 Maret 2013 pagi dengan naik sepeda motor Yamaha Jupiter MX. Sebelumnya Handoko sempat pamit kepada ibunya pergi ke Singosari untuk menghadiri acara temannya pindah rumah. Handoko setiap hari tidak pernah pulang lebih dari pukul 18.00 WIB. Tak ayal saat Handoko belum pulang hingga larut malam, keluarga merasa cemas. Malam itu juga keluarga dibantu warga sekitar melakukan
pencarian. Wilayah desa yang berupa bukit dan hutan ditelusuri, namun tidak membuahkan hasil. Keesokan harinya, 7 Maret 2013 keluarga melapor kehilangan Handoko ke Polsek Singosari. Alasannya, sebelum hilang Handoko yang juga teman satu sekolah dengan Cahyani Elis pamit ke wilayah Singosari. Meski keluarga yakin kerangka itu Handoko, Polres Malang tetap perlu penjelasan ilmiah. Kemarin pagi, tim Reskrim Polres Malang berangkat ke Jakarta membawa sampel tulang dan darah untuk uji DNA. Kerangka remaja pria ditemukan 2 Km dari jasad yang diduga Cahyani pada Minggu (7/4) oleh pencari rumput, Wito (42). “Tim sudah berangkat ke Jakarta naik pesawat penerbangan pertama tadi pagi. Tujuannya agar segera didapat kepastian,” jelas AKBP Adi Deriyan Jayamarta, Kapolres Malang, kemarin sore. Menurutnya, polisi masih belum yakin itu kerangka milik Handoko. (day/vie)
join facebook.com/suryaonline
surya/hayu yudha prabowo
RUSSIAN ROULETTE - Demian Aditya, The Illusionist memainkan Russian Roulette bersama personel Cherrybelle dalam rangkaian acara Karnaval SCTV 2013 di Lapangan Rampal, Kota Malang, Minggu (7/4) malam. Berbeda dengan Russian Roulette asli yang memakai pistol, Demian menyuguhkan permainan berbahaya ini dengan air keras. Personel Cherrybelle yang terpilih harus mencelupkan tangan pada bejana air yang salah satunya berisi air keras.
Cakades Protes Penghitungan Saat Lampu Mati kepanjen, surya - Dua calon kepala desa (cakades) yang dinyatakan kalah di Desa Sutojayan, Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang tidak puas dengan penghitungan surat suara dalam pilkades serentak Sabtu (6/3). Mereka curiga adanya penggelembungan suara karena penghitungan suara terus berlangsung di saat listrik mendadak padam. Kedua calon kades itu, Mujiono dan Eko Junaedi mendatangi kantor Kecamatan Pakisaji, Senin (8/4). Bersama massa sekitar 75 orang,
diterima Camat Eko Wahyu Widodo. Desa Sutojayan merupakan satu dari enam desa di Kecamatan Pakisaji yang mengikuti pilkades serentak, Sabtu (6/4). Mujiono mengatakan, ada kejanggalan penghitungan saat listrik mati pukul 16.30 WIB. Hanya sekitar tujuh menit lampu padam, tiba-tiba perolehan suara berubah. Suara cakades 1, yaitu Mujiono semula unggul 143 suara dari cakades II, Siti Rokhoiyah. Begitu lampu padam, penghitungan terus berlangsung, dan Siti lebih
unggul 63 suara. “Saya dan Pak Eko secara pribadi sudah bisa menerima sebagai calon yang kalah. Tapi ada hasil yang dianulir/ada kejanggalan saat lampu padam,” tegas Mujiono. Jumlah hak pilih di desa itu sebanyak 3.824 orang. Dalam pilkades itu, Mujiono (cakades 1) mendapatkan 1.047 suara. Siti memperoleh 1.110 suara dan cakades 3, Eko Junaedi dapat 735 suara. Dua cakades sempat meminta
penghitungan ulang, tapi ditolak oleh camat karena pilkades berjalan sesuai prosedur. Terlebih cakades telah menandatangani berita acara. “Jika ada yang merasa keberatan, saya sarankan mengirim surat ke bupati dengan menginventarisir kejanggalan-kejanggalan yang dimaksud,” jelas Camat Eko Wahyu Widodo. Suradi, Ketua Panitia Pilkades membantah adanya permainan. “Penghitungan dilakukan transparan,” ujarnya.(vie)
Pasokan Sapi Masih Sepi, Pedagang Berharap Solusi malang, surya - BPedagang daging sapi se-Malang Raya banyak yang terancam gulung tikar. Sebab, pemerintah belum bisa mengatasi kelangkaan sapi di Jawa Timur, khususnya di Malang Raya. Ketua Himpunan Pedagang Muslim Indonesia (HPMI) Malang Raya, Abu Hasan menyatakan jumlah pemotongan sapi di Rumah Potong Hewan (RPH) Kota Malang terus merosot. Selama beberapa bulan ini, RPH hanya memotong antara 37-40 ekor per hari. Padahal pada 2011 lalu, RPH biasa memotong sampai 70 ekor per hari.
“Dulu harga daging sapi masih Rp 60 ribu/kg, sekarang harganya menjadi Rp 85 ribu/kg,” kata Abu, Minggu (7/4) malam di Malang. Akibat tidak adanya pasokan daging, pedagang memilih tidak menambah pembelian daging. Sebenarnya kebutuhan daging di Kota Malang masih sangat tinggi. Karena tidak ada pasokan, pedagang kesulitan mencari daging untuk memenuhi kebutuhan pembeli. “Kami hanya menyediakan daging untuk pelanggan. Tidak ada daging untuk pembeli biasa,” tambahnya.
Direktur Rumah Potong Hewan (RPH) Kota Malang, Joko Sudadi, menduga penurunan ini disebabkan sulitnya mencari sapi. Sekalipun ada peternak yang menjual sapinya, harganya minimal Rp 35.000/kg. Ketua Paguyuban Pedagang Sapi dan Daging Segar (PPSDS) Jatim, Muthowif mengungkapkan kelangkaan sapi dan daging segar tidak hanya terjadi di Malang Raya. Hampir seluruh daerah di Jatim mengalami kelangkaan daging. Dia mencontohkan pemotongan sapi di Surabaya pada 2010 lalu mencapai 400 ekor/
hari. Tapi sekarang pemotongan di Surabaya hanya sekitar 200 ekor/hari. Dia heran dengan sikap Pemprov Jatim yang selalu mengatakan kuota sapi di Jatim surplus. Bahkan Pemprov Jatim siap memasok kebutuhan sapi ke sejumlah Bogor dan Jakarta. Joko menilai, kuota sapi surplus di Jatim karena termasuk hitungan sapi yang ada di tangan peternak. Artinya, sapi itu belum dapat dipastikan bisa dijual atau tidak. “Pemerintah tidak bisa memaksa pedagang menjual sapinya. Padahal kebutuhan sapi itu setiap hari,” tambahnya.(jay)
sentase 70 persen nilai unas dan 30 persen nilai rapor. “Bobot untuk unas jadi meningkat. Saya harap siswa mengerjakan unas dengan sungguh-sungguh,” ujar Suwarjana.
nyebutkan, berdasar data tahun lalu ada lima persen hingga 10 persen siswa SMA swasta yang tidak lulus. Sementara untuk sekolah negeri relatif tidak ada masalah. Untuk itu perlu sebuah kegiatan intensifikasi belajar bagi pada siswa SMA swasta. Komisi D DPRD Kota Malang mengagendakan rapat koordinasi dengan Dinas Pendidikan pada Rabu (10/4) mendatang. Komisi D ingin ingin mengetahui persiapan pelaksanaan unas dan penerimaan peserta didik baru (PPDB). “Kami perlu tahu sejauh mana
persiapan Dinas Pendidikan untuk menggelar unas dan PPDB,” ucap Yudis, panggilan akrab Tri Yudiani. Djupri, mengatakan terkait kekhawatiran terhadap sekolah swasta, Dindik sudah melakukan workshop sejak jauh-jauh hari. “Persiapannya sudah dilakukan dan workshop untuk sekolah swasta juga pernah dilakukan,” jelasnya. Selain itu, pihaknya telah menganjurkan fasilitas yang ada di sekolah negeri juga bisa dinikmati siswa swasta. Koordinasi antara guru sekolah negeri dan swasta
juga telah lama dilakukan. “Semua pihak dari sekolah negeri dan swasta sudah terjalin kerja sama. Tujuannya untuk mengantisipasi tingkat kelulusan unas,” katanya. Unas SMA akan digelar Senin (15/4) hingga Rabu (18/4). Seluruh siswa SMA dan SMK akan tiga hari menjelang pelaksanaan unas. Hal ini untuk menghindari ketegangan di antara para siswa peserta unas. Namun selama masa libur pihak sekolah bekerja sama dengan orang tua untuk melakukan pengawasan.(isy/day)
Swasta Jangan Ditinggal
DPRD Kota Malang menilai siswa SMA Swasta lebih rawan tidak lulus dibanding SMA Negeri. Untuk itu Dinas Pendidikan (Dindik) diminta lebih memperhatikan siswa SMA swasta dalam pelaksanaan unas. Sekretaris Komisi D DPRD Kota Malang, Tri Yudiani me-
Kenalkan... ■
DARI HALAMAN 9
mulai bertanya kepada penjual hingga membayar. Tak lupa mereka mengenalkan jenis-jenis sayuran maupun lauk pauknya saat mempromosikan dagangannya “Ayo anak-anak nanti beli sayur saya ya, enak lo buat bikin sop sehat,” ujar salah seorang guru saat menawarkan dagangannya. Guru lainnya juga tak kalah berpromosi dengan menunjukkan tempe dan tahunya. “Jangan lupa ya, ini namanya tem.. pe” teriaknya yang disambut dengan jawaban serempak dari para siswa. Para siswa pun antusias berbelanja. Rafi (5), memilih untuk berbelanja cabai untuk dibuat sambal bagi ibunya. “Senang bisa belanja seperti di pasar karena biasanya saya kalau diajak belanja hanya di pasar Minggu saja,” ujarnya polos.
Sementara Airina Nabila (5) memilih beli sayur-sayuran untuk sayur asem untuk ibunya. Wakil Kepala Sekolah KB-BA Restu 1 Sulis Chomaria menuturkan, kegiatan pasar tradisional ini merupakan outdoor learning bagi para siswa. “Mereka dikenalkan tata cara jual beli si pasar mulai akad hingga membayar,” terangnya kepada Surya. Para siswa hanya diwajibkan membawa uang sebesar Rp. 3.000, dengan perincian Rp. 1.000 buat beli sayuran, Rp. 1.000 untuk lauk pauk dan sisanya untuk es dawet. “Tujuannya, mereka dapat mengenal bermacam jenis sayuran dan lauk pauk yang kerap mereka kumsumsi,” tambahnya. Bahan makanan yang disediakan pun sengaja dibeli dari pasar induk Karangploso. “Selain berbelanja dalam suasana yang menyenangkan, mereka dapat membawa pulang bahan makanan yang segar dan sehat,” pungkasnya. (paw) follow @portalsurya
Sidoarjo Region surabaya.tribunnews.com
HALAMAN 16
|
|
surya.co.id
SELASA, 9 APRIL 2013
4 Koruptor Masih Hirup Udara Bebas
■ Jaksa Kesulitan Mencari Jejak SIDOARJO, surya - Terpidana kasus korupsi yang belum diekseskusi oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Sidoarjo ternyata jumlahnya mencapai empat orang. Keempatnya telah dimasukkan dalam daftar pencarian orang (DPO) dan dicekal agar tidak ke luar negeri , tapi masih saja ada yang lolos. Buronan yang belum dieksekusi oleh penyidik adalah Jacoeboes Moesa, dr Bagus, Sudarmi dan Agus Sukiranto. Kasus dari empat terpidana ini beraneka macam, tetapi masuk dalam kategori kasus korupsi. Terpidana Jacoeboes Moesa, terlibat dalam kasus korupsi pengadaan lahan proyek Pasar Induk Agrobis (PIA) Jemundo sekarang menjadi Puspa Agro. Dalam kasus ini, Jocoeboes Moesa bersama tiga terpidana lainnya yakni Camat Taman Teddy Rasphady dijatuhi hukuman tiga tahun penjara. Sedangkan Aniek Susdiyatun (mantan Kasubag Pelepasan Aset Pemprov) dan Sigit Subekti (mantan Kabag Pemeliharaan Aset Pemprov) divonis empat tahun penjara dan MA menjatuhkan vonis dua tahun penjara. Jacoeboes Moesa perannya sebagai makelar lahan dan dalam proyek ini diduga ada penyimpangan uang sebesar Rp 56,8 miliar. Sedangkan dr Bagus adalah terpidana kasus korupsi P2SEM
storyhighlights ■ Empat terpidana korupsi, masing-masing Jacoeboes Moesa, dr Bagus, Sudarmi dan Agus Sukiranto, hingga kini masih bisa menghirup udara bebas. ■ Kejari Sidoarjo telah memasukkan mereka dalam DPO dan daftar cegah tangkal (cekal). ■ Namun, kenyataannya Agus Sukiranto masih bisa menjadi pembimbing umrah beberapa waktu lalu. dengan vonis 7 tahun penjara. Kasus P2SEM ini juga menyeret nama Nasrullah, mantan anggota DPRD Sidoarjo tapi sudah dieksekui untuk menjalani sisa penjara selama 3 bulan. Sudarmi yang ditetapkan sebagai buronan oleh Kejari Sidoarjo adalah salah satu perangkat Desa Buduran yang diduga terlibat korupsi dana Anggaran Pendapatan Belanja desa (APBdes) sekitar Rp 560 juta. Sudarmi yang menjadi bendahara desa saat penyidikan berlangsung cukup kooperatif, tapi setelah divonis bersalah tak diketahui rimbanya. Terakhir, Agus Sukiranto terje-
rat kasus pengadaan lahan Gardu Induk (GI) PLN di Desa Boro, Kecamatan Tanggulangin. Kejari Sidoarjo akan mengeksekusi Agus Sukiranto setelah putusan MA turun. Salinan putusan nomor 155 K/PID.SUS/2012 itu secara otomatis mengubah putusan hakim Pengadilan Negeri (PN) Sidoarjo Nomor : 748/PID. B/2010/PN.SDA tertanggal 28 Juni 2011. Di PN Sidoarjo, Agus dinyatakan tidak terbukti korupsi pengadaan tanah proyek GI seluas 28.120 m2 pada 2007. Namun, MA kemudian menghukumnya 4 tahun penjara, karena dia dituding sebagai broker lahan dan terbukti melanggar Pasal 3 jo Pasal 18 UU 31/1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo UU 20/2001 tentang Perubahan atas UU 31/1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP. “Terpidana Agus Sukiranto terus kami cari,” kata Kepala Kejari Sidoarjo Sumardi didampingi Kasi Pidsus Irwan Setiawan, Senin (8/4). Menurut Irwan, terpidana Jacoeboes Moesa yang masuk DPO sejak 2007, pihak Kejari Sidoarjo sudah koordinasi dengan Kejati Jatim atau Kejari di seluruh Indonesia. Bahkan foto Jacoeboes ditempelkan di masing-masing kejari. “Untuk terpidana dr Bagoes, kami pernah mendapat informasi berada di Bojonegoro. Tetapi setelah kami cek orangnya tidak ada,” terangnya. (mif)
surya/anas miftakudin
Menghias tempat sampah - Pegawai Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Sidoarjo mengecat tempat sampah dengan berbagai gambar agar kelihatan menawan. Tempat sampah dari beton itu akan ditempatkan di sepanjang Jl A Yani Sidaoarjo sampai Waru, Senin (8/4).
Dewan Kecewa Deviden Cuma 15 Persen SIDOARJO, surya - Janji Bank Jatim akan memberikan deviden 40 persen kepada Pemkab Sidoarjo jika mau menginventasikan dananya, ternyata tidak terbukti. Bank Jatim hanya bisa memenuhi deviden sebesar 15 persen dari nilai yang diinvestasikan sebesar Rp 92,5 miliar. Sekretaris Komisi B DPRD Sidoarjo, Aditya Nindyatman mengungkapkan, pada 27 Maret 2013 adalah rapat RUPS Bank Jatim untuk pembagian deviden kepada seluruh pemegang saham yang terdiri dari Pemprov Jatim dan Pemerintah kabupaten/kota di Jatim.Dari website Bank Jatim dapat diketahui nilai deviden per share Rp 39,74/lembar. Pemkab Sidoarjo memiliki 370.155.850 lembar saham, sehingga total deviden total untuk Pemkab Sidoarjo Rp 39,74 x 370.155.850= Rp 14,7 miliar. Artinya nilai devidennya adalah 15 persen dari Rp 92,5 miliar. Nilai uang sebesar Rp 92,5 miliar adalah nilai total investasi Pemkab Sidoarjo dalam bentuk saham lembar A. “Apabila dilihat dari hitungan yang ada, Bank Jatim tidak bisa memenuhi janjinya dahulu yang sempat mempresentasikan di Komisi B dan pansus. Saat itu mereka janji akan memberikan bagi hasil hingga 40 persen dari total investasi yang ditaruh di Bank Jatim,” tutur Aditya, Senin (8/4). Kepala Cabang Bank Jatim Sidoarjo,
Tri Udji Arti, membenarkan jika deviden yang diterima Pemkab Sidoarjo tidak sampai 40 persen. Bank Jatim baru efektif go public pada Agustus 2012 sehingga bagi hasil yang diterima Pemkab Sidoarjo tidak sampai 40 persen. "Untuk IPO Bank Jatim itu mulai
Maret 2012, tapi efektifnya baru Agustus 2012,” katanya. Dijelaskannya, sebelum Bank Jatim go public, Pemkab Sidoarjo mendapat dua penambahan dari investasi, yakni penambahan saham dan deviden. (mif)
Pansus Lumpur Akan Lapor SBY SIDOARJO, surya - Rapat Pansus Lumpur DPRD Sidoarjo dengan Gabungan Pengusaha Korban Lumpur Lapindo dan korban lumpur lainnya, berlangsung panas. Pasalnya, Direktur Utama PT Minarak Lapindo Jaya (MLJ) Andi Darussalam Tabussala ternyata tidak hadir tanpa alasan yang jelas. Kehadirasn Andi Darussalam sangat ditunggu-tunggu, karena pansus dan korban lumpur ingin memastikan apakah Lapindo masih sanggup membayar sisa ganti rugi atau tidak. “Sebaiknya Pansus mengambil keputusan. Bahwa PT MLJ sudah tidak bisa lagi melunasi utangnya pada korban lumpur,” tandas H Solihin dengan nada jengkel, Senin (8/4). Demikian pula, korban luapan lumpur yang sudah mendiami Perumahan Kahuripan Nirwana Village (KNV) tapi belum memegang sertifikat rumah. Mereka meminta PT MLJ yang tengah membangun blok komersial di KNV seperti pusat pertokoan, agar dihentikan. BPLS yang membangun kolam lumpur juga harus dihentikan, karena tanah yang saat ini dipakai adalah tanah milik korban lumpur yang masuk peta terdampak. “Hukumnya haram kalau terus dilakukan penanggulan di kolam lumpur, karena mendirikan sesuatu di tanah orang lain. Semua kegiatan di kolam lumpur harus dihentikan,” tandas korban lainnya. Wakil Ketua Pansus, Mundzir Dwi Ilmiawan menilai, karena PT MLJ sudah tidak ada lagi itikad baik untuk membayar ganti rugi pada korban lumpur, maka pansus sepakat persoalan pelunasan ganti rugi harus diambil alih pemerintah. Pansus bersama korban luapan lumpur akan ke Jakarta untuk menemui Presidean SBY untuk memberikan risalah rapat Pansus Lumpur DPRD Sidoarjo yang diperkuat tanda tangan pejabat terkait, seperti Bupati H Saiful Ilah, Gubernur Jatim H Soekarwo. (mif)
surya/anas miftakudin
Berlangsung Panas - Korban lumpu marah karena Dirut PT Minarak Lapindo Jaya Andi Darussalam tidak hadir dalam rapat Pansus Lumpur DPRD Sidoarjo, Senin (8/4). join facebook.com/suryaonline
follow @portalsurya
Batu Plus surya.co.id
HALAMAN 16
|
KaDINAS DILARANG Ke LUAR KOTA
surabaya.tribunnews.com
Sebulan ini, Badan Pemeriksa Keuagan (BPK) mengaudit keuangan Pemerintah Kota (Pemkot) Batu. Karena itu, Wakil Wali Kota Batu, Punjul Santoso melarang pejabat setingkat kepala dinas keluyuran ke luar kota kalau tidak penting. Ia tidak ingin, saat BPK mengaudit salah satu dinas, saat itu kepala dinasnya tidak ada di tempat. “Target kami hasil audit BPK bisa wajar tanpa pengecualian. Sebab tahun kemarin hasilnya wajar dengan pengecualian dan tiga tahun sebelumnya laporan keuangan Pemkot Batu disclaimer,” terang Punjul, Senin (8/4). (iks)
| SELASA, 9 APRIL 2013
Atribut Hanura Dicopot Paksa ■ Dipasang di Kawasan Steril Atribut Parpol
surya/iksan fauzi
TURUNKAN ATRIBUT - Petugas Satpol PP Kota Batu menurunkan atribut kampanye Partai Hanura yang berada di sekitar Alun-alun Batu, Senin (7/4). Panwaslu Batu menilai atribut itu melanggar Perwali No 23/2012 tentang Penataan Atribut Parpol.
Batu, Surya - Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Batu menurunkan paksa atribut Partai Hanura yang berada di kawasan seteril atribut parpol. Penurunan dilakukan setelah pengurus Hanura tidak menggubris peringatan Panwaslu maupun Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batu sebanyak tujuh kali. Atribut Hanura berukuran sekitar 4 x 8 meter itu terpasang di papan reklame setingi 12 meter di kanan pos polisi sekitar Alunalun Batu. Petugas dari satpol PP harus menggunakan mobil hidrolis milik Dinas Pengairan dan Cipta Karya untuk menurunkannya. Petugas Satpol PP awalnya kesulitan menurunkan atribut itu karena belum terbiasa. Setelah bekerja sekitar 45 menit, petugas baru berhasil menurunkan. Ketua Panwaslu Kota Batu,
Abdul Rokhim mengatakan, penurunan atribut Hanura itu karena melanggar Peraturan Wali Kota (Perwali) No 23/2012 tentang Penataan Atribut Parpol. Di Perwali menyebutkan, bahwa mulai perempatan Lippo Plaza Jalan Diponegoro hingga kawasan alun-alun, Jalan Gajah Mada, serta Jalan Panglima Sudirman tidak boleh ada atribut parpol. Menurut hitungannya, sudah tujuh kali peringatan dilayangkan kepada pengurus DPC Hanura Kota Batu, baik itu secara lisan maupun berkirim surat. Tapi surat itu tidak ada tanggapan sama sekali. Akhirnya, Pengawas bersama Satpol PP menunrunkannya dengan paksa. “Kami sudah berkirim surat kepada komisioner KPU, kemudian KPU berkirim surat ke Hanura. Untuk pelanggaran ini, kami mengacu ke Perwali,” papar Rokhim yang memantau
penurunan atribut itu, Senin (8/4). Pantauan Surya, atribut Hanura terpasang sekitar sebulan lalu. Kawasan steril alun-alun seringkali dilanggar pengurus parpol. Pada Pemilihan Wali Kota (Pilwali) Batu 2012, papan reklame itu juga dipasangi alat peraga pasangan calon Eddy Rumpoko-Punjul Santoso. “Kali ini kami menurunkan dua atribut, satu milik Hanura, dan baliho milik PBB di Jalan Diponegoro. Tak lama ini, kami juga menurunkan bendera PDIP yang ada di seberang alun-alun serta atribut Partai Gerindra di Jalan Panglima Sudirman,” ungkapnya. Ketua DPC Hanura Kota Batu, Srianah, mengaku tidak tahu menahu pemasangan atribut parpolnya yang melanggar zona steril atribut parpol. Dia mengatakan, pemasangan itu dilakukan pengurus DPD Ha-
storyhighlights ■ Atribut Hanura dipasang di papan reklame di kawasan streril parpol. ■ Setelah berjuang 45 menit, akhirnya Satpol PP dapat menurunkan. ■ Ketua DPC Hanura Batu mengaku tak tahu menahu pemasangan atribut parpolnya di kawasan seteril. nura Jatim. Kendati demikian, Srianah mengaku telah berulangkali menerima surat peringatan secara tertulis maupun lisan.“Surat (peringatan) KPU sudah saya sampaikan kepada DPD Hanura Jatim. Pihak DPD menyerahkan sepenuhnya kepada Sugeng Hariono, Wakil Ketua DPRD Kota Batu dari Hanura. Kalau tidak boleh ya sudah, saya toh juga tidak tahu kapan atribut itu dipasang,” kata Srianah.(iks)
Peredaran Solar di Batu Mulai Dibatasi Batu, Surya - Pertamina mulai membatasi peredaran solar bersubsidi. Pembatasan solar itu juga terjadi di salah satu Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Jalan Panglima Sudirman Kota Batu, Senin (8/4). Pihak SPBU ini menerima surat pemberitahuan dari Pertamina sejak 7 April 2013. Isinya bahwa pengiriman solar dua hari sekali. “Seperti Senin (8/4) ini solar bersubsidi tidak dikirim, dan. pengiriman baru dilakukan Selasa (9/4). Pada Rabu (10/4) tidak dikirim, namun Kamis (11/4) baru dikirim lagi. Kondisi seperti ini hingga awal Mei nanti,” ujar Rudi Hartono, Supervisor SPBU Jalan Pangli-
LINTAS
ma Sudirman, Kota Batu. Tidak dikirimnya solar itu berakibat pada habisnya pasokan. Puluhan mobil penumpang umum jurusan Batu-NgantangKasembon maupun truk-truk harus putar balik mencari SPBU lain yang menyediakan solar bersubsidi. “Tadi memang banyak kendaraan yang kecele,” sambung Rudi. Sebelum adanya surat pemberitahuan dari Pertamina, setiap hari SPBU ini mendapat pasokan solar sebanyak 8.000 liter dengan daya jual 6.000 hingga 7.000 liter per hari. Sekarang, meski Pertamina mengirim dua hari sekali, pasokannya tetap 8.000 liter, sehingga ‘kelangkaan’ solar dengan harga Rp 4.500 per liter itu bisa
Pembatasan ini membuat kami rugi, tetapi keputusan Pertamina ya seperti itu, sehingga harus dipatuhi, Rudi Hartono Supervisor SPBU Jalan Panglima Sudirman saja terjadi. “Kalau kami minta tambah tidak boleh. Pembatasan ini membuat kami rugi, tetapi keputusan Pertamina ya seperti itu, sehingga harus dipatuhi,” ujarnya.
Selain solar bersubsidi, SPBU Jalan Panglima Sudirman juga dipasok bahan bakar premium sebanyak 24.000 liter hingga 32.000 liter per liter, pertamax 8.000 liter per bulan, dan solar dex (non subsidi) 8.000 liter per bulan. Untuk solar dex sebelumnya diperuntukkan bagi kendaraan pelat merah dengan harga Rp 10.750/liter. Di Kota Batu ada lima SPBU yakni SPBU di Songgoriti, SPBU Jalan Panglima Sudirman, SPBU Pandanrejo, SPBU Jalan Diponegoro, SPBU Jalan Ir Soekarno, dan SPBU Pendem. Pertamina memberlakukan pendistribusian solar bersubsidi ke SPBU di Batu secara bergantian.(iks)
BATU
Kajari Ikut Tes Urin
Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Batu menggelar tes urin kepada 40 pegawai Kejaksaan Negeri (Kejari), termasuk Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari), Senin (7/4). Menurut Kepala BNN Kota Batu, AKBP Hari Triyogo, tes itu merupakan tindak lanjut dalam upaya bebas narkoba di setiap instansi, baik itu instansi pemerintahan, kampus, sekolah, maupun swasta. Sedang tes urin di kejari merupakan permintaan dari Kajari Batu, Meran SH. “Bukan berarti ini untuk mencari-cari, tetapi lebih pada data awal, sejauh mana pegawai itu menyalahgunakan narkotika atau tidak, itu sebagai parameter awal. Kalau pun ada indikasi positif, tidak bisa kami vonis bersalah, mungkin karena obat atau lainnya. Apapun hasilnya akan kami sampaikan ke Kajari,” papar AKBP Hari yang ikut memantau pelaksaan tes urin. Ia menambahkan, pelaksaan tes itu dilakukan secara mendadak. Kendati demikian, sebelumnya sudah ada permintaan dari kajari, sedang BNN hanya melakukan teknisnya saja. “Dari hasil tes, semua pegawai negatif,” tambahnya. (iks)
join facebook.com/suryaonline
follow @portalsurya
SuperBall Ball Super surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
|
SELASA,HALAMAN 9 APRIL 2013 17
|
HALAMAN 17 SELASA, 9 APRIL 2013
AFP / CURTO DE LA TORRE TOPSHOTS
Perempatfinal Champions League
GALATASARAY VS REAL MADRID
pun akan mencoba membalikkan DI Stadion Santiago Berkeadaan dengan mengejar defisit nabeu, ribuan suportempat gol. er Galatasaray hadir de“Di Istanbul, kami akan menngan dukungan luar biasa. dapat dukungan ribuan suportMereka terus bernyanyi Live on er. Kami akan memainkan sepak dan menyalakan kembang bolaindah,” kata Pelatih Galapi. Bila di luar kandang saja loyalitas fans GalaRabu (10/4) atasaray, Fatih Terim, dikutip BBC. tasaray begitu menggila, Pkl 01.45 WIB/ Galatasaray harus bekerja keras bagaimana bila tampil di Pkl 02.45 WITA mengejar defisit gol setelah mekandang mereka. Dukungnyerah 0-3 dari Madrid pada leg peran suporter dipastikan lebih gila! tama di Santiago Bernabeu, pekan Ya, puluhan ribu suporter akan lalu. Meski berat, gelandang Galaberada di belakang pasukan Galtasaray Hamit Altintop masih peratasaray saat menjamu raksasa Spacaya dengan peluang timnya. nyol Real Madrid pada leg kedua baDukungan suporter menjadi fakbak perempatfinal Liga Champions tor utama. “Tidak ada yang mustadi Stadion Turk Telecom Arena, Ishil. Saya akan mencoba melakukan tanbul, Turki, Rabu (10/4) dinihayang terbaik di laga leg kedua,” teri. Inilah “Pemain Ke-12” yang akan gas Hamit, yang juga pernah memmenjadikan Turk Telecom Arena seperkuat Real Madrid. perti neraka. Aroma neraka di Istanbul tidak Istanbul memang akan menjadi hanya akan dirasakan skuad Maseperti neraka bagi Real Madrid. Sudrid saat bertanding di dalam stadiporter Galatasaray dikenal dengan on. Tetapi sejak tiba di ibukota Turki fanatismenya yang tinggi. Berbekal itu, pasukan Los Blancos sudah meradukungan gila tersebut, kubu Gala
matchfacts z Galatasaray baru menang sekali di kandang pada Liga Champions musim ini. Satu-satunya kemenangan dipetik atas Manchester United (1-0) pada babak penyisihan grup.
z Galatasaray belum pernah menang atas tim dari Spanyol di kandang dari lima kali kesempatan sejak April 2001. Secara keseluruhan, rekor kandang Galatasaray atas tim Spanyol adalah 5 kemenangan, 2 imbang, dan 5 kekalahan.
sakan ketidaknyamanan. Berbagai bentuk gangguan dan teror akan dilancarkan pendukung tuan rumah saat berada di hotel. Bisa saja para pemain Madrid tak bisa tidur dan istirahat cukup karena besarnya gangguan yang bakal mereka hadapi. “Jika Anda melawat sebagai tim tamu dari negara lain, fans Galatasaray takkan membiarkan Anda tidur pulas. Mereka akan selalu mendatangi hotel Anda dan mengganggu habis-habisan,” ujar legenda hidup Nigeria, Jay Jay Okocha. “Dan jika pelayan hotel Anda adalah seorang fans Galatasaray, Anda takkan mendapatkan pelayanan terbaik,” sambung Okocha, yang sempat berkarier di Liga Turki bersama Fenerbahçe, seteru abadi Galatasaray di pentas domestik. Kiper Real Madrid, Diego Lopez, menyadari kesulitan yang bakal dihadapi timnya di Istanbul. Karena itu, Lopez meminta timnya tampil solid guna mendapatkan hasil imbang un-
kondisitim Galatasaray Di tengah tuntutan mengejar desit empat gol, Galatasaray justru harus kehilangan striker tajamnya, Burak Yilmaz. Defender tangguh Dany Nounkeu juga menepi. Keduanya terkena akumulasi
tuk memastikan tiket empat besar. “Itu (Istanbul) adalah tempat yang sulit di mana kami akan menghadapi sebuah tim kuat. Lawan belum menunjukkan kehebatannya. Mereka bisa tampil lebih baik dari pertandingan pertama. Kami harus ekstra waspada,” tutur Lopez kepada Bwin. Lopez memastikan Gala akan tampil habis-habisan dengan dukungan ribuan suporternya. “Mereka tim yang sangat bagus yang bisa memukul kami dari situasi serangan baik. Kami harus tenang bertahan,” sambungnya. Istanbul memang bak neraka bagi setiap tim tamu. Namun fakta yang terjadi membuktikan Turk Telecom Arena yang dulu bernama Ali Sami Yen bukan tempat yang bersahabat bagi Galatasaray belakangan ini, khususnya di kompetisi Eropa. The Lions baru menang sekali di kandang pada Liga Champions musim ini. Bahkan mereka sempat dipermalukan Braga 0-2. (Tribunnews.com/deo/ka7)
kartu kuning. Posisi Yilmaz kemungkinan diisi Unut Bulut atau striker Swedia Johan Elmander. Sementara itu, ketajaman dua bintang baru, Didier Drogba dan Wesley Sneijder, juga belum terlihat.
Real Madrid
Tim tamu datang ke Istanbul tanpa dua pilarnya, bek
Rekor Pertemuan
40%
04/04/13 25/08/11 18/04/01 03/04/01 25/08/00
Real Madrid 3-0 Galatasaray Real Madrid 2-1 Galatasaray Real Madrid 3-0 Galatasaray Galatasaray 3-2 Real Madrid Real Madrid 1-2 Galatasaray
Prosentase Kemenangan Empat Laga Terakhir
06/04 VS Mersin İdmanyurdu 3-1 04/04 VS Real Madrid 0-3 31/03 VS İstanbul BB 2-0 17/03 VS Kayserispor 3-1
Sergio Ramos dan gelandang Xabi Alonso. Keduanya mendapatkan akumulasi kartu kuning. Playmaker Ricardo Kaka juga absen setelah mendapat cedera saat melawan Levante, Sabtu lalu. Sementara kiper andalan Iker Casillas sudah pulih dari cedera.
M K M M
60%
06/04 VS Levante 5-1 04/04 VS Galatasaray 3-0 31/03 VS Real Zaragoza 1-1 17/03 VS Mallorca 5-2
M M S M
Head to Head F Muslera
Diego Lopez
9 810 12
3 270 2
Main Menit Kebobolan
Kiper E Eboe 9 722 0 0
Main Menit Gol Assists
Belakang
R Varane 8 645 0 0
Felipe Melo Mesut Oezil 8 Main 7 695 Menit 461 0 Gol 1 1 4 Assists
Tengah
Didier Drogba C Ronaldo Main 9 3 810 270 Menit 9 0 Gol 1 0 Assists
Depan
GILA - Suporter Galatasaray menyalakan kembang api saat mendukung timnya melawan Real Madrid di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Kamis (4/4). Suporter Galatasaray dipastikan lebih menggila di Istanbul.
Live on Gresik Utd vs Persela Selasa (9/4) Pkl 15.30 WIB/ Pkl 16.30 WITA
Galatasaray vs Real Madrid Rabu (10/4) Pkl 01.45 WIB/ Pkl 02.45 WITA
Barcelona vs PSG
UlasanTerim Gugur Terhormat
LEG kedua di Istanbul akan sulit. Setelah kalah 0-3, kami butuh keajaiban untuk lolos ke seminal. Kami berharap tampil di leg kedua dengan sebuah haraAP PHOTO pan, tapi itu sulit terjadi. Tetapi setidaknya, kami akan tetap berusaha tampil baik dan memenangkannya untuk para suporter. Kami ingin gugur dengan terhormat dengan memenangkan pertemuan kedua di hadapan publik sendiri, berapapun skornya.(ka7) *) Fatih Terim, Pelatih Galatasaray, dikutip uefa.com
UlasanMourinho
Penuh Keajaiban
MEREKA (Galatasaray) butuh keajaiban, tapi keajaiban sering terjadi dalam sepakbola. Sejarah permainan ini penuh dengan keajaiban. Kenapa juga mereka AP PHOTO tak bisa mendambakan sebuah keajaiban? Mereka akan memberikan upaya terbaik untuk mendulang hasil bersejarah dan saya cukup berpengalaman untuk tahu bahwa meski saya senang dengan hasil (leg pertama), penentuan lolos belum usai. Saya harus meyakinkan para pemain saya untuk mempercayai itu juga.(ka7) *) Jose Mourinho, Pelatih Real Madrid, dikutip telegraph
join facebook.com/suryaonline
Pilih Lopez atau Casillas PELATIH Real Madrid, Jose Mourinho, mengambil keputusan unik menjelang duel melawan Galatasaray pada leg kedua perempatfinal Liga Champions di Istanbul, Rabu (10/4) dinihari. Mourinho memanggil empat kiper sekaligus untuk masuk dalam daftar skuad yang dibawa ke Turki. Mou menghadirkan Iker Casillas, sang kapten tim, bersama tiga kiper lain dalam daftar 21 pemainnya. Selain Diego Lopez yang selama ini menggantikan peran San Iker dengan maksimal, ada dua junior Casillas: Antonio Adan dan Jesus Fernandes. Casillas sudah siap kembali beraksi di atas lapangan hijau setelah pulih dari cedera jari tangan, yang harus membuatnya menepi selama dua bulan. Kiper nomor satu Spanyol itu sudah dimasukkan dalam daftar cadangan saat Madrid menekuk Levante 5-1 di La Liga, Sabtu lalu. Kini teka-teki siapa sosok kiper utama Madrid selanjutnya berhembus, menyu-
sul penampilan impresif Lopez yang sukses mencuri hati sang entrenador, Mourinho. “Iker (Casillas) sangat kompetitif. Kondisi fisiknya sudah jauh lebih baik dan kami menginginkan pemain yang fit 100 persen. Dia telah menjalani sesi latihan khusus,” tutur Asisten Pelatih Madrid, Aitor Karanka. Kembalinya Casillas cukup memusingkan tim pelatih untuk memilih siapa yang akan diturunkan. Terlebih menurut Karanka semua pemain dalam kondisi siap bertanding. “Memiliki semua pemain yang dapat diturunkan dalam tim hebat seperti kami sungguh menyenangkan. Kami harus mengambil keputusan terkait Casillas dan Diego Lopez, yang saat ini tampil memukau di atas lapangan,” ungkapnya. (Tribunnews.com)
AFP PHOTO / DOMINIQUE FAGET
Kamis (11/4) Pkl 01.45 WIB/ Pkl 02.45 WITA
LATIHAN - Kiper dan Kapten Real Madrid,
Iker Casillas (kiri), bersama bek Sergio Ramos mengikuti latihan di Madrid, Selasa (2/4).
follow @portalsurya
News hot news 18 18 Soccer Hotsoccer SELASA 9 APRIL 2013
SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
|
Data Fakta Hasil Minggu (7/4) & Senin (8/4) LIGA INGGRIS Liverpool 0-0 West Ham United Tottenham Hotspur 2-2 Everton (1’ Emmanuel Adebayor, 87’ Gyl Sigurdsson; 15’ Phil Jagielka, 53’ Kevin Mirallas) Chelsea 2-1 Sunderland (47’-bd Matthew Kilgallon, 55’ Branislav Ivanovic; 45’-bd César Azpilicueta) Newcastle United 1-0 Fulham (90’+3’ Papiss Demba Cisse) Queens Park Rangers 1-1 Wigan Athletic (85’ Loïc Remy; 90’ +4’ Shaun Maloney). Kartu merah: 21’ Bobby Zamora (QPR) Klasemen Sementara 1 Man United 30 25 2 3 70-31 77 2 Man City 30 18 8 4 55-26 62 3 Chelsea 31 17 7 7 61-33 58 4 Tottenham 32 17 7 8 55-40 58 5 Arsenal 31 16 8 7 61-34 56 6 Everton 31 13 13 5 49-37 52 7 Liverpool 32 13 10 9 59-40 49 8 West Brom 32 13 5 14 42-43 44 9 Swansea 32 10 11 11 43-42 41 10 Fulham 31 10 9 12 43-47 39 11 S’hampton 32 9 10 13 46-53 37
1 Barcelona 30 25 3 2 95-33 2 Real Madrid 30 20 5 5 77-29 3 Atletico 30 19 5 6 51-25 4 Sociedad 30 14 9 7 55-39 5 Valencia 30 14 7 9 44-42 6 Malaga 30 13 8 9 43-32 7 Real Betis 30 14 5 11 44-43 8 Getafe 30 12 8 10 38-44 9 Vallecano 30 14 2 14 40-49 10 Levante 30 11 7 12 35-46 11 Espanyol 30 10 9 11 37-39 12 Sevilla FC 29 11 5 13 43-41 13 Valladolid 30 9 8 13 38-43 14 Bilbao 29 10 5 14 33-51 15 Osasuna 30 8 7 15 26-35 16 Granada 30 7 7 16 27-45 17 Zaragoza 30 7 6 17 28-46 18 Deportivo 30 6 8 16 38-63 19 Celta Vigo 30 6 6 18 29-45 20 Mallorca 30 6 6 18 32-63 Top Skor 43 gol: Lionel Messi (Barcelona) 29 gol: Cristiano Ronaldo (Real Madrid)
12 West Ham 31 10 7 14 35-44 37 13 Newcastle 32 10 6 16 42-56 36 14 Norwich 32 7 14 11 30-49 35 15 Stoke City 32 7 13 12 28-39 34 16 Aston Villa 32 8 9 15 35-59 33 17 Sunderland 32 7 10 15 34-45 31 18 Wigan 31 8 7 16 37-57 31 19 QPR 32 4 12 16 29-52 24 20 Reading 32 5 8 19 36-63 23 Top Skor 22 gol: Luis Suárez (Liverpool) 19 gol: Robin Van Persie (Man United) 17 gol: Gareth Bale (Tottenham), Michu (Swansea) LIGA SPANYOL Celta Vigo 0-2 Rayo Vallecano (14’ Piti, 83’ Andrija Delibasic) Osasuna 0-2 Espanyol (51’ Héctor Moreno, 90’ +1’ Mubarak Wakaso) Getafe 0-0 Atletico Madrid Kartu merah: 72’ Mario Suárez, 90’+2’ Diego Godín (Atletico) Valencia 2-1 Real Valladolid (39’-bd Mikel Balenziaga, 90’+3’ Jonas; 71’ Oscar González) Kartu merah: 57’ Henrique Fonseca (Valladolid) Klasemen Sementara
78 65 62 51 49 47 47 44 44 40 39 38 35 35 31 28 27 26 24 24
22 gol: Radamel Falcao (Atletico) LIGA ITALIA Fiorentina 2-2 AC Milan (66’-pen Adem Ljajic, 73’-pen David Pizarro; 14’ Riccardo Montolivo, 62’ Mathieu Flamini). Kartu merah: 39’ Nenad Tomovic (Fiorentina) Catania0-0Cagliari Sampdoria 1-3 Palermo (43’ Gianni Munari; 35’ Steve von Bergen, 50’ Josip Ilicic, 56’ Santiago Garcia) Siena 0-0 Parma Udinese 3-1 Chievo Verona (20’, 25’ Antonio Di Natale, 85’ Mehdi Benatia; 35’ Paul Papp) Inter Milan 3-4 Atalanta (43’ Tommaso Rocchi, 57’, 61 Ricardo Alvarez, 56’, Giacomo Bonaventura, 65’-pen, 71’, 77’ Germán Denis). Kartu merah: 90’+1’ Cristian Raimondi (Atalanta) Napoli 2-0 Genoa (18’ Goran Pandev, 29’ Blerim Dzemaili) Klasemen Sementara 1 Juventus 31 22 5 4 61-21 71 2 Napoli 31 18 8 5 57-29 62 3 AC Milan 31 17 7 7 55-34 58 4 Fiorentina 31 15 7 9 56-39 52 5 Inter Milan 31 15 5 11 50-43 50 6 Lazio 30 15 5 10 39-39 50 7 AS Roma 30 14 5 11 60-55 47 8 Catania 31 13 7 11 40-38 46
9 Udinese 31 11 12 8 41-39 10 Parma 31 10 9 12 39-39 11 Cagliari 31 10 9 12 37-49 12 Bologna 31 10 7 14 41-40 13 Atalanta 31 11 6 14 34-45 14 Torino 31 8 13 10 39-43 15 Sampdoria 31 10 7 14 36-38 16 Chievo 31 10 5 16 32-48 17 Siena 31 8 9 14 31-42 18 Palermo 31 5 12 14 28-44 19 Genoa 31 6 9 16 31-49 20 Pescara 31 6 3 22 22-63 Top Skor 22 gol: Edinson Cavani (Napoli) 17 gol: Antonio Di Natale (Udinese) 16 gol: Stephan El Shaarawy (AC Milan) LIGA CHAMPIONS Jadwal Selasa (9/4) Dortmund vs Malaga Galatasaray vs Real Madrid Jadwal Rabu (10/4) Barcelona vs PSG Juventus vs Muenchen
45 39 39 37 37 36 36 35 27 27 27 21
DORTMUND VS MALAGAA
Menalar Pertanda Buruk MALAGA mendapat sejumlah pertanda buruk jelang lawatan ke Signal Iduna Park, Dortmund, untuk melakoni leg kedua perempatnal Liga Champions menghadapi Borussia Dortmund, Rabu (10/4) dinihari. Namun, demi menciptakan sejarah, Malaga akan mengerahkan kemampuan terbaik untuk menjebol gawang tuan rumah. Menjelang lawatan ke Dortmund, Malaga mendapat sejumlah rasat buruk. Dalam perjalanan ke San Sebastian untuk menghadapi Real Sociedad di La Liga, Sabtu lalu, skuad Malaga harus mendarat di Bilbao setelah pesawat yang mereka tumpangi tiga kali tersambar petir. Para pemain kemudian menempuh perjalanan darat dengan bus ke San Sebastian. Entah karena faktor lelah atau karena Pelatih Manuel Pellegrini mengistirahatkan sejumlah pemain kunci seperti Isco, Joaquin, Jeremy Toulalan, dan Javier Saviola, Malaga harus menelan kekalahan 2-4 di San
Sebastian. Setelah pertandingan pun Pellegrini terbang ke Chile untuk menghadiri pemakaman ayahnya sehingga membuat 59 tahun itu dikejar waktu untuk menyusul tim ke Dortmund. “Benar-benar akhir pekan yang harus dilupakan dan berharap saja kami bisa menghadirkan kegembiraan kepada pelatih,” ujar kapten tim, Weligton, dikutip oleh Associated Press. Malaga di ambang sejarah menembus seminal Rule of the game Dortmund lolos jika: Z Menang Malaga lolos jika: Z Menang Z Seri selain 0-0
Liga Champions, namun tersambar petir tiga kali, kekalahan dari Real Sociedad, dan kabar duka Pellegrini seolah menjadi pertanda buruk jelang menghadapi Dortmund. Apalagi Los Boquerones harus bermain tanpa kapten Welington dan gelandang Manuel Iturra karena harus menjalani suspensi kartu kuning. Namun demikian, wakil Spanyol ini mencoba tetap optimistis. “Persaingan kami benar-benar masih terbuka. Bermain di Dortmund akan sulit, Anda se-
lalu datang dengan tekanan hebat di stadion mereka, namun pertandingan ini adalah 11 melawan 11 dan ada banyak contoh di kompetisi ini yang menyebut kami bisa mencetak gol di Dortmund,” kata bek Malaga, Martin Demichelis. Persiapan tidak kalah serius juga dilakukan oleh Dortmund. Mereka tak perlu lagi memikirkan gelar Bundesliga, yang sudah direbut Bayern Muenchen. Selain itu, ketika Malaga menelan kekalahan 2-4 di liga, skuad asuhan Jurgen Klopp tersebut malah meraih kemenangan 4-2 atas Augsburg. Spirit yang ditunjukan para pemain bahkan luar biasa, tertinggal dua gol lebih dulu sebelum mengunci kemenangan. Ketika menghadapi Augsburg, Klopp mencadangkan Roman Weidenfeller, Robert Lewandowski, Sebastian Kehl, Mario Goetze, dan Marco Reus. Klopp baru memasukkan Lewandowski dan Goetze pada awal babak kedua. Karakter yang ditunjukkan saat melawan Augsburg dan kembalinya sentuhan emas Lewandowski, tentu menjadi modal bagus bagi Dortmund yang butuh mencetak gol. “Hasil 0-0 adalah hasil yang berbahaya, namun kami telah menunjukkan bahwa kami bisa mengalahkan Malaga,” ujar Kehl. (Tribunnews.com/deo) AFP PHOTO/ JOSE JORDAN
REBUT BOLA - Striker Borussia Dortmund, Robert Lewandowski (kiri), merebut bola dari kaki bek Malaga, Martin Demichelis, di Stadion La Rosaleda, Malaga, Kamis (4/4). Peluang kedua tim masih terbuka.
DONADONI - Roberto Donadoni mengaku tersanjung dikaitkan dengan AS Roma namun konsentrasinya saat ini adalah meraih peringkat setinggi mungkin bersama Parma. Donadoni mengakui berutang loyalitas pada Parma namun dia menolak membantah rumor berganti klub musim panas mendatang. VAN PERSIE - Manajer Manchester United Sir Alex Ferguson menegaskan penyerang Robin Van Persie tidak akan pernah hengkang ke rival sekota United, Manchester City. Hal itu diungkapkan Fergie terkait kabar keinginan City mendapatkan mantan pemain Arsenal itu. CASILLAS - Menurut media-media di Inggris, Arsenal dikabarkan sedang mempertimbangkan tawaran untuk memboyong kiper Real Madrid, Iker Casillas. The Gunners bisa saja mendapatkan Casillas di bursa transfer musim panas mendatang. Pasalnya, posisinya sebagai penjaga gawang utama di Madrid mendapat saingan dari Diego Lopez. Arsene Wenger menawarkan uang sebesar 20 juta Euro (sekitar Rp 253 miliar) kepada pihak El Real.
Lini Depan KAMI sudah bermain bagus, tapi masih harus lebih baik dalam penyelesaian akhir. Masih ada ruang untuk bisa lebih baik. Sudah banyak hal yang telah kami perbaiki, kami sudah bermain bagus, tapi masih buruk dalam penyelesaian akhir. Itu yang kami benahi. Kami berharap lini depan tampil lebih tajam karena kami harus mencetak gol dan merebut kemenangan. *) Juergen Klopp, Pelatih Borussia Dortmund, dikutip goal.com
Ulasan Pellegrini
Main Serius Mereka (Dortmund) tim yang sangat baik, lihat saja cara mereka bermain. Mereka membuat empat gol di kandang Ajax Amsterdam, dua di kandang Real Madrid, dua di kandang Shaktar dan juga saat mendatangi Manchester City. Peluang masih sangat terbuka. Kami masih punya 90 menit untuk kembali, saya tidak akan mengubah banyak hal. Kami akan memainkan laga dengan serius dan mencoba untuk mencetak gol lebih banyak dari lawan. *) Manuel Pellegrini, Pelatih Malaga, dikutip canal plus
Barca dan Juve Mencari Solusi Tepat
Soccer Short KOMPANY - Setelah dihubungkan dengan Daniel Agger dan Mats Hummels, dilansir dari Dailymail , kali ini Barcelona sedang melirik kapten sekaligus andalan Manchester City, Vincent Kompany. Meski baru menandatangani kontrak baru, kemungkinan Kompany untuk pergi tetap besar. Barcelona sempat menawarkan harga 40 juta pounds untuk Kompany kala masih dilatih Pep Guardiola.
Ulasan Klopp
Tuliskan “kicauan” Twitter Anda baik berupa komentar tentang sepak bola atau dukungan terhadap klub kesayangan anda ke #tribunsuperball atau @tribunsuperball. Kicauan terbaik akan di muat di rubrik tweetball Ken Shirö GenzÖ ?@ShiroGenzo7@ tribunsuperball: Believe RED DEVIL’S Winner. Glory Glory ManUtd
perball
anwar taupik ?@ anwar789d @ TribunSuperball mu habisi citi dengan skor telak
narezha @ TribunSuperball Ayo Mu kalah kan MC dengan setan merahmu dan cetak gol sebanyak 2-0 cukup di BPL Didi Ardian Prabowo ?@didiardiancumi @ TribunSuperball manajemen sini aku beli jersey tulang afan lubis musim ini 300rb untuk bantu PSMS PT. LI beli sabun. Abuha Qowarira ?@AbuhaQowarira @TribunSuperball ayo city kalahkan united walau gak juara liga inggris tp berakhir dengan kepala tegakk Arief Firmansyah ?@ AfUchiha @TribunSuperball Tanpa adanya Lionel Messi, Barcelona masih merupakan Tim yang sulit di kalahkan #viscabarça anonymousr ?@ cbbrs_rilo17 @ TribunSuperball ayo Manchester United kalahkan Manchester City cukup dengan skor 2 - 0 saja ! #GGMU
join facebook.com/suryaonline
yuda ?@yuda_alan @TribunSuperball Manchester is RED !!! NOT BLUE !!! #GGMU #TribunSu-
Yoseph marianus lana ?@lana_yoseph @tribunsuperball ayo chelsea kuyakin kamu pasti menang..Kttbfh IzzanamaniaT ?@ Izzulcenmbaguzi @ TribunSuperball ayo persib kalahkan lawanmu.., Alif mubarak ?@ alifmubarakb @ TribunSuperball walaupun messi cedera tapi david villa n kawan2 dpt mnaklukkan PSG,,,#VISCABARÇA
MADRID !
iilham_ofcial @TribunSuperball Copa del rey dan UCL akan jadi milik Madrid !! HALA
4beng ?@cescabeng 23h @ TribunSuperball AYO TERUS semangat pesepak bola PS BIMA ,kamu pasti menang kalah kan lawan mu
BARCELONA dan Juventus dituntut untuk segera menemukan solusi atas krisis yang mereka alami jelang leg kedua perempatnal Liga Champions melawan Paris Saint Germain dan Bayern Muenchen, Kamis (11/4) dinihari. Kehilangan pemain pilar pada posisi krusial itu harus segera diatasi jika Barcelona dan Juventus ingin ke babak seminal. Kesampingkan sejenak krisis yang dialami Barcelona di lini depan setelah Lionel Messi didera cedera lutut pada leg pertama di Paris. Pasalnya, tanpa Messi, Barcelona sukses menang besar 5-0 ketika menjamu RCD Mallorca. Cesc Fabregas yang dimainkan sebagai “false 9” bahkan mengukir hattrick. Sayangnya, Barcelona masih punya pekerjaan rumah yang harus diselesaikan, yaitu siapa pemain yang harus mendampingi Gerard Pique di jantung pertahanan setelah Javier Mascherano mengalami cedera lutut parah di Paris menyusul Carles Puyol yang mengalami cedera serupa. Ada sejumlah opsi yang bisa diambil oleh Barcelona pada laga hidup atau mati di Camp Nou nanti. Pertama memainkan Marc Bartra yang minim pengalaman, menggeser Sergio Busquets atau Alex Song sebagai bek tengah, atau opsi terakhir adalah bermain dengan tiga bek dan menumpuk pemain di lini tengah. Memainkan Eric Abidal yang baru bermain kembali tentu terlalu riskan. “Kami sedang mengalami krisis di lini belakang akibat cedera. Namun kami memiliki sebelas pemain dan kita lihat
saja keputusan pelatih. Kami optimistis karena kami tahu kami bermain di kandang, namun PSG memiliki tim yang hebat, mereka memiliki pemain-pemain yang cepat di depan dan bagus dalam melancarkan serangan balik,” kata playmaker Xavi Hernandez di situs resmi klub. Jika Barcelona harus menemukan solusi bek tengah, Juventus harus mencari solusi pemain yang mampu menggantikan Arturo Vidal. Gelandang Chile itu harus absen di Juventus Stadium karena harus menjalani suspensi akumulasi kartu kuning. Absennya Vidal merupakan pukulan telak karena pada leg pertama mantan pemain Bayer Leverkusen itu sukses menjadi “musuh bersama” para pemain Bayern karena permainannya yang keras dan tidak sungkan-sungkan melakukan pekerjaan kotor. Jika ingin mengejar desit 0-2, Juventus harus belajar dari kesalahan pada leg pertama ketika mereka membiarkan lini tengah Bayern Muenchen yang dimotori Bastian Schweinsteiger begitu dominan. Dengan keharusan mencetak gol, Andrea Pirlo harus dipastikan rajin mengirim bola ke depan. Namun, bagaimana caranya Pirlo bisa mendapat bola adalah peran gelandang kotor. Pelatih Antonio Conte sebenarnya sudah menemukan solusi untuk mengatasi absennya Vidal. Ketika menang atas Pescara akhir pekan lalu Conte memang memainkan Vidal, namun mengistirahatkan Pirlo dan Claudio Marchisio. Sebagai gantinya, Conte
AFP PHOTO / QUIQUE GARCIA
COMEBACK - Bek Barcelona, Eric Abidal, melakoni comeback saat melawan Mallorca di Stadion Camp Nou, Barcelona, Sabtu (6/4). Abidal terlalu berisiko jadi starter lawan PSG. menggeser Emanuele Giaccherini yang aslinya winger bermain sedikit ke dalam sebagai satu dari trio gelandang tengah. Dengan trio Paul Pogba, Marchisio, dan Pirlo menjadi trio gelandang tengah, Gianccherini tentu akan menjadi solusi tepat jika suatu hal yang buruk terjadi. Conte juga secara jitu sudah mengambil langkah antisipasi jika Pirlo kembali dimatikan oleh para pemain Bayern. Ketika menghadapi
Pescara, Conte menempatkan Pogba pada posisi Pirlo. Hasilnya tidak mengecewakan. “Saya menikmatinya. Dia adalah pemain yang hebat, saya telah mengagumi dia sejak saya masih kecil dan sampai saat ini saya benarbenar memperhatikan dia ketika bermain, saya senang jika memiliki karir yang serupa dengan dia,” kata Pogba di situs resmi klub.(Tribunnews.com/deo) follow @portalsurya
Super sport
SUPER SPORT 19
| SELASA, 9 APRIL 2013 SELASA, 9 APRIL 2013 z HALAMAN 19
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
INTER MILAN 3 VS 4 ATALANTA
Fantastic Hat-trick
AKSI Attacante Atalanta, German Denis benar-benar menjadi mimpi buruk Inter Milan dalam lanjutan Serie A di Stadion Giuseppe Meazza, kemarin (8/4). Betapa tidak, FC Internazionale sudah memimpin 3-1 sampai menit ke-60. Namun, dalam waktu 12 menit, penyerang berusia 31 tahun ini mencetak hattrick untuk membawa timnya berbalik unggul 4-3. Puluhan ribu pendukung Nerazzurri pun meratapi kekalahan tragis tersebut. Dipuja-puji sebagai pahlawan kemenangan, striker asal Argentina ini bersikap merendah. Menurutnya sukses trigol itu tak lepas dari kejelian pelatihnya. “Saya hanya melakukan apa yang diminta pelatih dan apa yang kami siapkan dalam latihan. Saya sudah belajar banyak sejak datang ke negara ini karena penting untuk bekerja keras. Sepakbola Italia termasuk di antara yang tersulit di dunia dan sulit mempertahankan performa Anda,” ujarnya kepada Sky Sports. Dennis yang saat ini sudah mengemas 15 gol di Serie A juga tak mau berharap terlalu muluk dari aksi gemilangnya musim ini. Ia skeptis dirinya bisa masuk timnas Argentina. “Ini sulit karena saya perlu mencetak dua gol di setiap pertandingan untuk bersaing dengan pemain hebat lain yang dimiliki Argentina. Tapi, saya senang bisa beberapa kali mengenakan seragam Argentina dan main dengan banyak pemain hebat,” katanya. Selain harus menelan kekalahan memalukan, Inter
Strama Salahkan Wasit
AFP PHOTO / GIUSEPPE CACACE
EKSEKUSI PENALTI- Striker Atalanta, German Gustavo Denis sukses mengeksekusi penalti saat melawan Inter Milan dalam lanjutan Serie A di Stadon Giuseppe Meazza, Milan (8/4). juga mendapat kabar buruk lain karena striker Antonio Cassano mengalami cedera dan tidak bisa melanjutkan pertandingan. Kondisi ini membuat Inter makin krisis penyerang mengingat sebelumnya Diego Milito dan Rodrigo Palacio sudah lebih dulu cedera. Minimnya pilihan di lini depan membuat pelatih Inter Andrea Stramaccioni menurunkan Tommaso Rocchi sejak menit awal. Pertandingan berlangsung sengit sejak awal. Namun pada babak pertama cuma tercipta satu gol. Inter mampu unggul lebih dulu saat babak pertama tersisa dua menit. Rocchi membayar lunas kepercayaan Stramaccioni
dengan membuka keunggulan Inter setelah menanduk sebuah umpan penjuru. Ini merupakan gol ke-100 Rocchi di Serie A atau yang pertama sejak 1 Februari 2012. Tertinggal satu gol membuat pelatih Atalanta, Stefano Colantuono memasukkan Marko Livaja, yang merupakan pemain pinjaman dari Inter. Kehadira Livaja mengubah warna permainan Atalanta. Umpan Livaja membuat Giacomo Bonaventura bisa menyamakan skor pada menit 56. Namun semenit kemudian Inter bisa kembali memimpin. Kesalahan Michele Canini mampu dimanfaatkan Ricky Alvarez untuk
mengembalikan keunggulan timnya. Pada menit 61, Alvarez memperbesar keunggulan ini lewat aksi individu menawan. Empat menit berselang, Denis pun mulai memperlihatkan tajinya. Wasit menunjuk titik putih setelah pemain belakang Inter Andrea Ranocchia melanggar Livaja di kotak terlarang. Dengan meyakinkan, Denis sukses menjalankan tugasnya sebagai eksekutor. Memasuki menit 71, Atalanta mampu menyamakan skor. Kembali Denis yang memperdaya kiper Samir Handanovic dengan tendangan rendah setelah melewati hadangan Ranocchia. Denis benarbenar menjadi mimpi buruk bagi Inter. Di menit 77, pemuda Argentina itu mencetak trigol setelah menyontek umpan tarik Bonaventura yang
membuat Atalanta berbalik memimpin. Atalanta harus bermain dengan 10 pemain di masa injury time ketika Cristian Raimondi diganjar kartu merah karena memukul mantan rekan setimnya Ezequiel Schelotto saat menunggu sepak pojok. Keunggulan jumlah pemain ini hampir dimanfaatkan Inter untuk menyamakan skor. Sial bagi Inter, sontekan Ranocchia di mulut gawang bisa-bisanya malah meleset dari sasaran. Pertandingan berakhir dengan panas. Schelotto terlihat terlibat keributan dengan beberapa mantan rekan setimnya di Atalanta.(Tribunnews/den) SUSUNAN PEMAIN: Inter: Handanovic; Ranocchia, Samuel, Juan Jesus; Zanetti, Kovacic, Cambiasso (Schelotto 82), Pereira; Guarin; Rocchi, Cassano (Alvarez 32) Atalanta: Polito; Scaloni, Stendardo, Canini; Raimondi, Cigarini, Carmona (Livaja 54), Biondini, Del Grosso (Brivio 74); Bonaventura; Denis (De Luca 84)
PELATIH Inter Milan, Andrea Stramaccioni mencak-mencak. Ia menuding Wasit Andrea Gervasoni melakukan kesalahan fatal saat timnya ditekuk tim tamu Atalanta 3-4 di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Senin (8/4) dini hari. Strama, panggilannya, seolah menegaskan kembali predikatnya sebagai pelatih yang kerap menyalahkan wasit. Inter menelan kekalahan 3-4 setelah sempat lebih dulu unggul 3-1. Stramaccioni pun memfokuskan kritiknya pada gol kedua Atalanta yang diciptakan German Denis lewat titik penalti. Penalti itu sendiri memang kontroversial. Ada yang menyebut wasit menunjuk titik putih setelah pemain belakang Inter Andrea Ranocchia melanggar Livaja di kotak terlarang. Namun ada juga yang menyebut penalti itu adalah hansdball dari Samuel. “Penalti itu meragukan? Mari kita katakan saja tidak. Wasit mengambil tanggung jawab besar dengan keputusan ini. Para pemain Atalanta bersiap mengambil tendangan sudut karena mereka tak melihat apa-apa,” ujar Stramaccioni kepada Sky Sports Italia seusai pertandingan. “ “Saya tak berpikir Gervasoni membuat kesalahan. Saya pikir ia mengambil tanggung jawab atas dirinya sendiri dengan melihat sesuatu yang tak terjadi. Ia mengambil tanggung jawab untuk sebuah kejadian yang tak ada. Kami berpikir itu pelanggaran Ranocchia. Namun, ternyata itu handsball Samuel meski itu tak
mengenai tangannya. Ini sangat luar biasa,” kata Strama. “Memang benar kami memiliki masalah dan beberapa kesalahan, tetapi kami tak begitu kuat untuk melawan semua kesalahan wasit. Saya telah mengatakan selama setengah musim wasit membuat kesalahan, tetapi saya takkan mengatakan itu lagi. Saya orang baru di Serie-A. Saya datang entah dari mana dan mereka mungkin mengirim saya kembali ke sana pada akhir musim. Saya merasa bahwa tak mungkin wasit memberikan hadiah penalti seperti itu,” lanjut Strama. Di pihak Atalanta, sang pelatih Stefano Colantuono mendedikasikan kemenangan anak asuhnya untuk Ivan Ruggeri, petinggi Atalanta itu meninggal pada hari Sabtu setelah lima tahun dalam keadaan koma. “Musim ini kami mencapai dua kali menang besar atas Inter, sehingga kami bisa merasa lebih percaya diri ketika mempersiapkan diri saat melawan Fiorentina. Tentu saja, kami persembahkan kemenangan untuk mantan Presiden Ruggeri,” katanya.(Tribunnews/den)
AFP PHOTO
Andrea Stramaccioni
GETAFE 0 VS 0 ATLETICO
Simeone: Kami Tak Setajam Dulu
Gebrakan Pandev GORAN Pandev membuktikan diri masih punya taji. Striker asal Macedonia ini sempat menjadi cibiran lantaran performanya dinilai melempem musim ini. Aksinya jauh tertelan pesona Edinson Cavani, dan Marek Hamsik. Toh, bomber berusia 29 tahun ini tak patah arang. Ia tetap berlaga dengan penuh energi dan kesabaran untuk menunggu kesempatan mencetak gol. Dan ia berhasil mewujudkannya saat melawan Genoa dalam lanjutan Serie A di Stadion San Paolo, Senin (8/4). Gol Pandev terjadi saat laga berjalan 18 menit. Umpan Edinson Cavani disambar Pandev. Bola sempat mengenai Andreas Granqvist sehingga mengecoh kiper Sebastien Frey. Itulah golnya ketiga musim ini dari 26 kali berlaga untuk Napoli. Sebuah rekor yang jauh dari cemerlang tentunya. “Senang rasanya bisa kembali menyumbang gol untuk kemenangan tim. Ini kemenangan krusial yang membuat posisi kita makin kuat di peringkat dua,” katanya. Ia mengakui telah melalui masa sulit dimana ia beberapa kali dibangkucadangkan. “Tapi saya tetap berlatih dengan keras. Yang paling
penting adalah tim ini selalu meraih kemenangan,” katanya. Gol dari Pandev membuat semangat pasukan Napoli berlipat. Tuan rumah makin di atas angin setelah Blerim Dzemaili menggandakan skor tepat saat laga berjalan setengah jam. Dzemaili menambar umpan Marek Hamsik pada serangan balik cepat. Napoli seharusnya bisa meraih kemenangan lebih besar bila Frey tidak tampil gemilang di bawah mistar gawang Genoa. Pria Prancis itu sukses menggagalkan beberapa peluang Napoli terutama lewat aksi Cavani. Hadiah penalti untuk Napoli di menit 66 karena pelanggaran Juraj
join facebook.com/suryaonline
Kucka terhadap Hamsik juga tidak membuahkan gol karena eksekusi Cavani dengan baik diamankan Frey. Dengan kemenangan ini Napoli tetap menjaga jarak dengan pemuncak klasemen Juventus di angka sembilan. Napoli juga sukses menjauhi peringkat tiga AC Milan. Duduk di posisi dua, Napoli kini unggul empat poin dari Milan.(Tribunnews/den)
Data Diri Nama : Klub : No : Posisi : Posisi Usia : Tanggal lahir : Tanggal Tempat lahir : Tempat Tinggi : Tinggi Berat :
Goran Pandev Napoli 19 P enyerang Penyerang 29 tahun 27 Ju Julili 1983 Macedonia 1.84m 75 kkgg
AFP PHOTO
Goran Pandev
ATLETICO Madrid membuang lagi peluangnya untuk menyamai perolehan poin Real Madrid. Skuat asuhan Diego Simeone ini dipaksa bermain imbang 0-0 saat bertandang ke markas Getafe, Coliseum Alfonso Pérez (8/4). Di pihak lain, Real Madrid menggilas Levante 5-1. Walhasil, kini Atletico tetap bercokol di peringkat tiga klasemen sementara La Liga dengan 60 poin, sedang Real Madrid 63 poin. Toh, Simeone tetap berpikiran positif untuk melihat hasil akhir yang akan dicapai oleh timnya. Simeone juga merasa timnya sudah melakukan pertandingan dengan semaksimal mungkin. “Ini telah menjadi musim yang baik, kami harus melihat kenyataan kami memiliki 60 poin sekarang. Ini adalah musim yang sangat panjang dan kami harus mengakui bahwa rival kami (Real Madrid) sudah menemukan bagaimana cara untuk menetralisir permainan dan menjadi sangat efektif,” kata Simeone dikutip dari Soccerway. Ia mengaku timnya tak lagi tajam seperti di awal musim. “Saya menerima meskipun kami tidak setajam seperti kami memulai musim dan hal itu yang membuat kami turun ke peringkat ketiga La Liga. Namun saya masih
AFP PHOTO/ PEDRO ARMESTRE
PEGANG BAJU- Striker Atletico Madrid, Radamel Falcao (tengah ) memegang baju pemain Getafe dalam usahanya mempertahankan bola saat lanjutan La Liga di Stadion Coliseum Alfonso Perez, Getafe (8/4). puas dengan hasil musim ini secara keseluruhan,” kata pelatih 42 tahun itu. Semangat untuk memburu peringkat kedua juga dilontarkan bek Atleti, Diego Godin. Ia mewanti-wanti Real Madrid bahwa timnya belum menyerah mengejar sang rival sekota. “Kami reguler berada di posisi tiga dan itu bisa jadi hal positif. Tapi, kami akan berjuang hingga akhir untuk posisi kedua.Tujuan kami tetap jelas - dan itu juga termasuk melaju ke Liga Champions musim depan,” kata pemain 27 tahun ini. Raihan satu poin di Coliseum Alfonso Perez itu sendiri sepertinya wajib disyukuri. Pasalnya, Los Rojiblancos harus kehilangan dua pemain karena mendapat kartu merah.
Pelatih Simeone menurukan skuat terbaiknya. Adrian Lopez, ditaruh di sektor kanan untuk menyokong Radamel Falcao dan si licik Diego Costa. Namun, jaminan lini depan yang ofensif tak menghasilkan tiga poin. Ucapan Simeone bahwa timnya tak lagi setajam dulu, sepertinya tercermin di laga ini. Mereka mendominasi permainan, beberapa kali menciptakan peluang emas, namun gagal mempersembahkan sebiji gol pun. Hal ini ditambah lagi dengan aksi penyelamatan gemilang dari kiper tuan rumah, Thibaut Courtois. Meski bermain di kandang lawan, Atletico tampil menekan sejak awal. Bahkan Radamel Falcao sudah mendapatkan peluang di menit
kelima. Usai bekerja sama dengan Diego Costa, penyerang Kolombia ini gagal mengarahkan bola ke gawang dengan tendangannya. Di menit ke-38, Falcao mendapat kiriman bola dari proses tendangan bebas yang diambil Koke. Akan tetapi, bola diarahkan Falcao tepat ke pelukan kiper Getafe Codina. Babak pertama ditutup dengan skor 0-0. Memasuki babak kedua, Codina langsung membuat penyelamatan apik dengan membendung bola kiriman Filipe Luis pada menit 48. Sebelumnya, Barrada yang mampu mengancam gawang Ateltico sebelum bola bisa diamankan Thibaut Courtois. Di menit 71, Getafe diuntungkan dengan kartu merah yang didapat Mario Suarez. Unggul jumlah pemain membuat Getafe lebih banyak mengendalikan jalannya laga. Wasit kembali mengeluarkan kartu merah untuk pemain Atletico, Diego Godin di menit 91.(Tribunnews/den) SUSUNAN PEMAIN: Getafe: Codina; Alexis, Lopo, Fede, Valera; Xavi Torres (Alcacer 74'), Borja, Pedro Leon (Lata 15'), Barrada, Diego Castro; Colunga (Vasquez 86') Atletico: Courtois; Juanfran, Miranda, Godin, Filipe Luis; Koke (Oliver 61'), Mario Suarez, Gabi, Diego Costa (Raul Garcia 77'); Adrian (Rodriguez 73'), Falcao follow @portalsurya
20
SELASA, 9 APRIL 2013
KIJANG KAPSUL SX ‘97 Bensin (L) Silver Orsinil 75jt %71271628 -081216102015
GL MAX Th’03 Siip. Rungkut Lor gg 7 dlm 47 dkt Lap Bu Sofi %031-71988335 .
T-120SS PickUP ‘2004 (L)Pajak Baru Biru BarangBagus 49jt %72087675 Sidoarjo
KIJANG SUPER NUSA’92 ISTIMEWA TGN1. Gununganyar sawah No:58 sby:031 .72042121
KARISMA X125D Th 2005 (L) kondisi bagus tgn 1 %083849500089
NEW CITY 04 Silver tgn1 bs krdt 4th. 70909872 simpang darmo permai sel XI/14
LANCER SOHC 1.6 Th ‘01 Hitam H:PT.PMS Prapat Kurung Utara 58 %081335077818
AVANZA G’08 Mdl Baru Silver (L) TgnI Full Ori Hub: 81888775 (130Jt)
CIVIC FERIO 1500cc ‘97 Manual (L)PjkBln12 HitamManis OrsTotal 76jt%77324333
L300 PU’04 Ors Cat An.Sdri Hub:Semolowaru Utara VI/5 %70998169 (90JtNego)
KIJANG PU’89 SPR KF50=37.5jt Surat Baru Istimewa%70401006
MAX93 Pro92-97 CB73 M.Pro81 Prima90 Smas06Shgn99Cristal95Karah4/54% 70908555
HONDA GRAND CIVIC ‘90 Bebekan Tengah RT.18/RW.05/44 Sepanjang %031-72358235
L-300 ‘82 PickUp Bodi’95 Istimewa L-SBY Wrn Coklat%031-70458278 Buduran SDA
STARLET’88, SUZUKI FORZA’86 Hub:031-2885 7755 SDA
DIJUAL SUPRA X125 Th2005 Tgn1 Hub: %031-70233282
JAZZ iDSi’04 Matic Merah FullOri(L) Tgn2 Full Audio ±8Jt %70705092 (110Jt)
DIJUAL CEPAT L-300 Tahun’96 Mulus Hub:0817 0348 3337 -0818335257
XENIA BARU DP27jt@2.5jt/PU DP13jt@2.2jt R.stok,hadiah,bsL Kota%081252390982
Kijang STW’83 (L) Abu Met Msin Bdi Bgus 14Jt Bsa Angsur%082141286729 Tandes
H.GRAND’95 (2,65);S.Spin CW’09 (6,75)Hub: G.Kertajaya 9-B/44 %031-77650098
MAESTRO’91 Full Var Abu2Met Hub:Simogunung 3/1 %0811342676
MITSUBISHI L300 BOX’01 Ors Cat Istimewa Taman Pinang N3/3 Sda %081231141909
JUAL MEGA PRO th 2001 Modif CB Kaki2 moge (S). Hubungi: 03170873456 .
PAKET RINGAN!PU 13jtn@2,3;Rdlx 37jtn @3,5; TeriosTX 35jtn SRION28jtn% 72026 520
Hiace Dsel PU’82 PjkHidup Hijau MsnBdBgs 18,5JtBsAngsur%082141286729 Tandes
ACCORD Prestige’87 Ac/Tp/Vr/Br/Pw/Ps Bagus 25Jt Hub:Nginden IV/35 %70825087
SOLUNA ExTAXI 01 Putih ApaAdany PS/AC/ VR FulKaleng 43jt Sgera %081703321818
M.Pro04;78 Max97;45 Tander06;55 Kaze 01;35 Mio05;48 Fit05;45 Veg04 %70635576
COROLLA DX’83 AC/TP 23JTNEGO % 31000422 / 70058012
Kredit Motor Honda Baru cash back 1juta & bnyak hadiah, terbatas T:77556797
COROLLA SE’85/86 AcTpVr Ori Putih Jl.Cureng 1 Perum Auri Simognng %313 41716
SUZUKI
SURABAYA MOBIL DIJUAL
945054
945179
GRAND CIVIC’89 AC/TP/VR 40juta PAS Hub.Rungkut menanggal Gg 2 No:8 surabaya
OPER KREDIT COLT 120SS PICK UP Th’2011 Cepat Telp. 081239187778
CRV M/T 03 Ttl Byr 30,8jt Angsr 3,5jt.an H: Putra Bangsa 3A/16. %: 70053417
945101
BMW BMW 318i M40’91 Ac/Tp/Vr/Br/Pw/Ps Cat Msn Bgs 32Jt ;Nginden IV/31 %72009405
945488
DAIHATSU AYO BELI XENIA BNG 0% um.29jt @2.5jt Bns Oli 3TH TERIOS @2JTan%031.72366858 943601
PROMO DAIHATSU PU Dp13jtn XENIA Dp27jtn LUXIO DP25.KrdtTANPA TOLAK% 77706324
944059
944056
944046
Espass Sliding 1.6 th’96 perak met cat ori Ac/Tp/Vr (L) %031-70622140
945048
Jl DAIHATSU ZEBRA 1.3 Th’94-95 Biru (L) Bagus Pikuk H.25JtNg %081335453299 945016
PROMO XENIA DP27jt PU13jt Terios29jt Krdt s/d6th OK Unit Ready%081330040065
945123
ESPAS 1.6 97 Ac Tp Vr Kaleng Mul;us 41,5Jt Nego % 88150219/082131751679 945144
BU Zebra Espass Pick Up th 2003 Hitam Hub: 777.444.65 - 081.336.960.590 . 945072
ZEBRA PDJY TRPR AcDbl,Tp,Rcg’93 Bgs S.Pkai 27,5jtNg:Rkt.Mejoyo2/39%70793056
945113
Espas ZL 9Extra’04 An.Sdr DrBr Cat Bd 100% Ors KM60rb %70901558/ 0813312 35999 945172
945242
945285
945302
945342
945554
945400
945490
FERIO’97 (W-SDA)BiruManual FulKaleng InteriorOri AudioTV istw 85jt%81861616 945450
GRAND CIVIC ‘91 Merah Ferari (S Lamongan) AC/TP/VR 46jt Nego H:03177017819 945494
HONDA JAZZ ’05 Manual Audio TV Ring 17Orsinil Cat Hub:08123073402
HIJET P.U ‘86 Cat +Ban Br Pjk Hdp 11,5Jt Ng B.Mrs Sel Airdas 26C. %78099355 945376
XENIA Xi’07 Sporty Bgs Trwt RA Mustika I/8 Tebel Gdgn Sda %081331885546 BU XENIA Li’08 SILVER 105JT Hub:Deltasari %08123614861
945201
ELANTRA’96 Full Audio 4 Ban Baru Ors Istw Cpt BU 40,5Jt Nego %71078767
945184
ATOZ GLS’02 (L)Silver Mls Ist Pucang Indah K-3 Sidoarjo %08121689536 BU KRD 945272
945426
945514
PANTHER Lm Smart Turbo Silver Th’2007 Ac Tp Rc Pw Brg Bagus %0813 3054 1799 945142
Panther Grand Royal’96 (W-Sda) Merah Mtk 67JtNego %(031)77610538
945185
JUAL PANTHER’2000 New Ry Fas Full An.Sendiri Hub:72992272 945029
HI SPORTY’97 Biru Silver Audio Full Variasi Istw SiapPakai Hub:031-71506990 945124
945544
GRAND MAX1.3 Stw’08 Ac/CD/Vr Biru TgnI(L)Btl2 Istw;Baratajaya 7/25%71712930
945419
TERIOS’08 TX Tg1 Silver AcDbl/Vr Orscat Hub:031-70275200/081703093535
945448
FEROSA’96 Merah Ors Cat Full Hub: Semolowaru Utara VI/5 %70998169 (59JtNego) 945534
BU CLASY’94 (W)L-D SgtIstw PjkGres Utuh AcTpVrPwPs 41Nego %083831457227 SDA 945470
XENIA Li Dlx’2005 VrACTp TGN1 OrsCat Biru KM60rb 90Ng%71199915/08133118 2525 945476
FORD
945296
BU PANTHER’93 Mesin Bagus AC/TP/VR/ PW Hijau Met (W) 60jt Nego %08123453 4981 945390
PANTHER LV Plus’02 Biru FullOri(L)TgnI AC/Tp/Vr/4Pw/Em%082142287775(108Jt) 945389
PANTHER PPL’94 Long Ac/Tp/Vr/Br/Pw/ Ps 52Jt Bs krd ;Nginden IV/31 %72009405 945439
PANTHER’92 Model Vitara Ac Dingin/Tp/ Vr/Br 40Jt ;Nginden IV/31 %72009405
HONDA ACCORD 83 Ac Dgn Tp Biru (N) 20Jt Ng Hub:083830837074/031-70076733
945146
GENIO 94 Ori Hijau Dvd AcDingin Vr15 Ban90% 68.5JTNg%0818378812 03178174 577 945044
JAZZ VTEC TH’06 A/T Silver Stone 133jt Hub: Cimanuk 28 Gresik. 081332600669
945421
943510
ERTIGA,VITARA Proses Cpt CARRY,PU DP.15jt SWIFT %031-77661198 /087855121 199 943930
KARIMUN’00 Silver Ori L/D Istimewa, An.Sdri,Audio %0816534054 - 77933976
945073
JL CARRY PU 1.0 Th’2000 Putih Plat-L Bagus Harga 45JtNg Hub:%031-72034909 945018
COROLA All New Matic’96 Terawat 60Jtng Graha SunanAmpel A27 Wiyung%77669999 FUTURA PU’10 1.5 Injection 3Way Hitam 73Jt DeltanSariIdah BG-6 %08155118006
945080
JUAL KOTRIK 4x4’80 Akhir Ban Besar Warna Hijau P.Gresik 22jt%0878.5105.2226
945121
SWIFT GT 08 MT& CRV 01 AT Istimewa Hub:081913203322/88183442 Bstt Krdt
945152
CARRY 85 PDJOYO Mesin Body Mulus AC Rangka Ada %71500427
945209
945106
945160
MAZDA
BALENO’97 Silver Stnk Baru 65jt.Hub: Manukan Adi 12e/1A %081235897743
945126
MAZDA 2’2010 Hitam SptBaru+Nissan XTrail’03 BsTT Mbl;Jl.SidotopoWetan 20-A 945137
MAZDA CRONOS 2.0 Th’93 L 40Jt Istimewa Bs TT, Ngagel 127A Pojok Jembatan 945432
MERCEDES
MITSUBISHI
DAIHATSU
945163
945238
945240
945254
945263
SUZUKI APV ‘2004 Type X Coklat Muda Hub:8851691 -081216363525 945269
KATANA ‘91 AC Tp Vr 37.5jt Rungkut Menanggal Jl.Ky.Satari 4/47 SBY%71317865
945294
FORSA’89 AC RT VR PW EM CL HUB%081232330536
945319
FUTURA PU’09 Biru Full Ori Istimewa Pajak+Kir Panjang T.81888775 (70Jt) 945384
KATANA BLITZ’90 Ac/Tp/Vr Hitam (L) 6Speed H.35JtNg Hub:%81067474 BU Cpt 945527
945103
MITSHUBISHI LANCER Dangan ‘90 Istw Putih (L) No Ragat Ori L/D%081234544198 945158
J.CPT 6 Unit Bus Hijau Trayek Sby-Mojokerto H:Khobir %085236005203 -7875314 945164
KUDA GLS Th’2000 PW PS CL VR Ac Dingin 70jt Nego Hub:0856 0778 7795
TOYOTA
CARRY PICK UP’96&Mits’96 PickUp Box Barang S.Pakai;Ry.Simogunung96%78197040
STREAM 1.7 M/T “03 Hitam VR17 AudioTV 130Jt/Ng %9305 666 / 8144 090
MIO SPORTY CW’2010 An.Sendiri Super Istimewa Hub:Gerbong 19A/3 BU %71056036
CIVIC WONDER 86 2Pintu Hitam Asli-N-MLG OriL/D ANTIK%7718444
X-OVER SX4 MANUAL 2009 Model WRC Merah Bata Ori VR17 Trawat 127Jt% 777 9928
TOYOTA Kresida Th87 Hitam AC/TP/VR H.23,5JtNg %088210763862/71487727
Dealer Resmi Ymh& Honda Mrh Lsng Acc may day program %031.70621 200/7271 9172
H JAZZ IDSI M/T 06 Ors Hitam (N-Kota) Pjk Pjg 129JtNg %0341-9005001
BU Cpt Inova Dsl V’05 Matic(L)BiruMet 177JtNego Ry Gunungsari I/82%33332626
MOTOR LAIN-LAIN
HONDA ACCORD 85 PS,PW,VR,CL,Alarm AC Dingin Istimewa 28Jt H%081 937 986 494
SANEX MT 13jt Mocin M Sup 2jt Jupiter. MX ‘05 (53jt) hub %71293666 .
HONDA CIVIC TH77 (N-KOTA) AC/VR Jok Ori 6,5JtNG Bs TT %0341-996 3072
MOTOR DICARI
ACCORD’84 AC/PS/PW/VR 15’ Mulus Jual Cepat 20Jt/Ng %5450008/085791306080
945402
CORONA 1.6 Th’76 K 16Jt Audio AC.VR Istimewa, Ngagel 127A Pojok-Jembatan 945437
945539
945511
Kijang Pick Up thn 1983 Putih Hub: 031.7138.5454 / 081.3322.9.5454 .
945495
945463
945473
TOYOTA Hi-Ace PU Diesel Thn’1982 Bagus 22.5Jt Jln.Bawean Phone:081555313559 945460
945458
TIMOR’97 Fulvar (35Jt)+Volvo’96 (25Jt) Jl.Sidoyoso %081216292711
945134
RUMAH DIJUAL jl nginden baru . . . . MMM. . . . . . . . . .. . . .autopro
945414
RUMAH DIKONTRAKKAN
945005
SURABAYA BARAT
OMA INDAH MENGANTI . . . . . . . . . . . . . . . . .AUTOPRO
CHEVROLET TROPER’87 Bd Klg&Mls Plat(H) Hrg 40jt Ng %081323933519/7555030
HYUNDAI GETS’05 Silver Mtl,Ori Cat,Hrg 97Nego %082143596489/087859900666
945349
944355
MOBIL LAIN-LAIN
DAIHATSU
ISUZU
KREDIT MOBIL CARI SENDIRI? thn 91-99 kredit s/d 3th. thn 2000 keatas kredit s/d 4th.Hub:031-70080050 / 70080011
PROGRAM KHUSUS XENIA Angs. 1,8jtan,Terios, Sirion,Luxio,GMax %9071090 /081333 766689
PANTHER GRAND Royal’97 Akhir Merah mtlk 77Jt Nego %081333172163/8654774
945239
TRUCK ISUZU Bison 4Rd PU’94 Bgs S.Pakai Jl.Mastrip Waru Gnng 36 Dkt BRI %70331404 945196
MITSCANTER’2007125PSBakNopol(R)PjkPjg 175jt %031-34347222/082139965559 945354
MOBIL DICARI DCR MOBIL Segala Th/Kondisi %08133002 0099/031.72419559/Swrm %5678546 940227
DICARI MOBIL PRIBADI/PT Semua Kondisi Harga Tinggi Segera %8389 8988
945455
VARIASI/SALON MOBIL TAPE ORI Avanza250 Dvd+USB 450 Kf AG 125 3M BB Asli 900 TrmPanggil%92297373
OMA INDAH MENGANTI, Launching T.36 Kreatif Bersubsidi, Angs Murah, Jringn List & PDAM Hub: 5669555, 70749312, 0878 5959 3559, 083830885588, 70894008 945351
AVANZA G’09 Tgn1 STNK Baru Hitam Ors 130Jt KaliKepiting 11D %087853625542
945195
COROLLA SE Salon ‘86 Merah Maron,Mulus, Ori. No Makelar 40JtNg. %77200615
944571
GRANMAX TYPE D 2011 (N)Tgn1 Hitam 105Jt Kondisi Msh SptBaru%081 233 995 859 944045
945130
BENGKEL/SERVIS MOBIL
940449
943130
943103
943469
943770
945446
[ ARTAMA Trans ] New AVANZA & Drv 6J (200); 12J (300). Hubungi: 031-705.71155 - 081.216.979.781 . 945517
DIJUAL RUMAH Baru Gubeng Kertajaya I/49 5,5x12,5 TP %031.70297021
945324
KIA
945422
RUMAH DIKONTRAKKAN
945380
945050
TNH7x15 10x20 10x27 13x30 8x18 Ry10x20GAnyarMdokanWrejo-J.RmhBrBks % 83220101
RUKO DIJUAL DJL Ruha Baru Jl.Wonorejo Sel I-A Rkt Lb.64M 2Kt,1Km H:8793797-087854222062
944601
944554
944938
945466
RUMAH DIJUAL
TRIMA KOST Pasutri/Bujang Hub:0315040924 Jl.Bratang Binangun Gg.5-A/37 Sby
ORCHID REGENCY 2KM DrGOR SDA T36/90 UM:36jt Diangs 10Bln Bebas SemuaBiaya BsJmsostek 100 UnitTerbangun%70166477
TRIMA KOST Fasilitas Lengkap Jl.Gresikan No.48 Sby(Kapas Krampung) %5032338
RUMAH DIKONTRAKKAN
KOS BEBAS+AC+KM DLM+Bersih+Park Luas H:400-1JT=Ngagel Madya 2/9Sby %5030909
DIKONT Rmh Delta Tiara 20 Deltasari Baru 3Kt Ac 2Km PLN PDAM 2Garasi Security 24Jam %081803032431-0816504790 TP
945177
945266
945042
945436
945024
945022
945004
945331
945556
945407
945461
XENIA Xi DLX PLUS1.3”11 Slvr Asl-N Tg1 132:RyJantiBrt7%4433911/081945551422 945462
TARUNA FGX EFI 2001 Biru Istw Komplit 98Jt:RyJantiBrt7%4433911/081945551422
944036
** TERIMA KOST ** H%0341-495505 / 0821 3287 9912
LANCER SL’84 W-Sda Ac Tp Vr15 Bd Utuh H:23jt Ng Pjk Telat%085707047273
943851
MITS.EVO 4 GLXi 98 Silver VR17 Audio Istw 85Jt/Ng %9305666 / 8144090
944283
LANCER DAN GAN 92 GLX Abu2 (N) OriL/D An.Sdri 45Jt%7443637
945291
MITSUBISHIDANGAN91PutihIstw(N)41Jt: RyaJantiBrt7%4433911/081945551422 945472
NISSAN DIJUAL CEPAT Nissan Serena’96 H.60jt Terusan Piranha Atas 126 %7441000
944349
X-TRAIL’04 ST Silver 140Jt;Grand LIVINA’09 XV Htm Manual 150Jt%083848383892 944359
TERANO Kings Road ‘2002 Hitam Tgn1 Original Istimewa %081 333 413 999
NISSAN CEFIRO’90 Ac,Vr,Tv,Audio 38jt& Rocky’96 Independent 90jt%0819455 77045 945321
944265
944253
944549
943822
RMH Jl.Bantaran II SHM Ls.139m 3KT Br Renov Ful Bgnan 275jt Ng 10m dr Jl.Ry %08125257661
943830
943854
Jl.RMH Dkt Suhat Ls.515m Lb.300,SHM, 6KT,3KM,Grs Jati Cck u/Kos+Guest House 3M Ng%081334644557
943848
RMH JL.CANDI Agung 3/13 Lt51m Lb80m 2Lt/3Kt/2Km Hub:081234299488/8683527 943871
JUAL RUMAH Mewah Jl.Andromeda Lt204 2Lt Kt8 Full Bangunan Hub:085707729903
943889
945193
MALANG
LAWANG VIEW A.30 Hook,SHM,Lt.272m2,L b.200m2 Hrga:800Jt NG. Hub:031-70589309 944101
DIJUAL RMH BESAR 2Lt Dkt Pasar Lawang Ls.600m2 H:%085 730 68 9989 - 9567979 944273
DIJUAL CPT RUMAH LT.379 Jl.Manggar Hub%081 9377 29 050
KOST SISWI GRATIS+Motor+Makan Asal Srabtn, Rmh,Ajar Les Habis Sekolah:Kedawung 12
944282
SWIFT AT 08 HITAM MULUS (N-KOTA) TP%0878 5920 0001
945427
HONDA
945008
SUPRA FIT 2006 6Jt %081 252 001 952
945288
OVER VARIO Cbs F1 Mlus Jarang Pakai Sisa14Bln Hrg6jt Hub:081334439168 P.Abu
DIJUAL SUZUKI Katana’92 AC/Tape/Rac 48Jt Nego %03417659234 945359
K.ESTILO’07 Hitam(L) AdaSensor Blk Jl.S.Supriadi 18 %081945387007 Tdk Sms
945330
SUZUKI ESCUDO TH94 (N) ORI Siap Pakai%081 332 049 007
945403
KATANA GX’99 PMK Hijau 100% Ors Japanan Trade Center A-5Gempol%03436286805
RMH BR LT/LB187/100 FasLkp PgrKlling Jl.RogonotoDkt3SGS 250Jt%087859173797
944048
RMH JL.ANILA V Dpn Fasum LT98 FullBgn Ada DakCor 7x3 SHM 250Jt%081236808715 944040
J.Rmh Baru siap huni Jl.Bend.Sigura VI 375jt bs kpr Ls:80m2 % 081945577755
944121
CLUSTER BARU DktTrmnl Arjosari T45/ 90Mnmlis+Sofa,KthnSet 295jt%08575555 8333 944343
JUAL RMH Tepi Jln Raya Shm/Imb Lt454 Cck Utk Usaha diKepanjen 11x41%5436805
944353
RMH JL.Tel.Grajakan LT.150 LB.250 KT 5 KM 3 %087859877608/0341477299
944361
CITYSIDE RESINDENCE Gadang Mlg Hnya 130Jt %0341-9160800/081230946552
944368
HARISLAND Rumah Mewah Hrga Trjgkau SHM Kota Mlg 200jtan%085785288611/7 778014 944366
J.CPT Rmh S.Huni 2Tk Jl.T.Pelabuhan Ratu (Royal Ratu Residence B,8H%03417846798 944408
JUAL CPT Rmh Jl.Simp.Borobudur II/12 Bs u/Usaha Lt80 Lb80 2Kt 1Km Hrg Nego %7711128 944409
PRM PIRANHA Garden Lok.Soekarno Hatta UM 15Jt-an %03417759944/082141985222
944606
944029
** AMERTA RESIDENCE ** UM.5Jt Dekat Wisata Wendit,Bandara%0341-900 7393
944248
KARANGLO INDAH Tggl 1 Kav D-19/4 Type 55/73 Bs Kpr Hub:081333333226
944517
LIHAT HAL. 21
945478
TOYOTA INNOVA DIESEL 2008 E Plus M/T Hitam (N)168Jt Hub:(0341)9011011/081334799 495 943819
KIJANG G Long’94 Asli N-Kota Abu2 Istw 98% Ori L/d Apa Kata Pabrik%2405262
943894
AVANZA G 05 W-Pjk-Ban Br Istw,114Jt/Ng%9305666 / 8144090
944275
944281
944363
944976
J.SUPRA X 125 2006 Tgn 1 Istimewa Merah Hrg 9 Juta%08123106196/085655597764
945036
HONDA REVO 07 PLAT(L) Silver PjkTelat7Bln,Tg1 5JtPas%5456000
945416
OBRAL KREDIT Honda 2013 Dp900Ribu, Revo Beat Fi%03415191333(Ktp Mlg-Lsg Krm) 945387
KAWASAKI KAWASAKI NINJA 250cc 2008 Hitam FullVar+SupraX HelmtIn2011 PthMerah%7568898 944254
DJL NINJA 250 (N-KOTA) 09 Merah 43Jt %0817301405
944367
10JT DAPAT All New Avanza/Veloz Ready Stock %0341-7558090/08123187171
KRISTA 1.8 Th2000 Biru Slvr Met,Record Astra 107,5Jt Istimewa %081333331900 944623
Kijang LGX ‘03 silver (N)Ac-dbl/Vr/tp/ sgt istmwa Telp.5411289 . 944831
Toyota RUSH ‘11 Type S Matic,N Tangan 1,Merah,km 22rb,terawat.%0341-7638888
944838
AVANZA G 06 123Jt(UM36/2.7) Xenia Li 09 111Jt(31/2.4) CARY 84 17Jt %8170807 944609
AVANZA 2010 N-KOTATgn1 Bln9 KM20Rb MerahHati Bgs 138Jt%0341-8686271 / 8181575 YARIS 07 TIPE E Merah Trwt JrgPake KM62Rb Lsg AnPmbeli 132JtNg%0341-7658 808 944793
945007
YAMAHA Byson ‘11 Putih, Full Fariasi, Siap Touring. Hub:081.8038.80.888 . 944842
943829
944043
944942
RMH 299m2 Jl.SIMP.NUSA INDAH SHM Hub:%0341-9177 900
SURABAYA BARAT
J.TNH SHM±10Ha Cck Utk Perum& Pertokoan Strgs Jl.Ry Morowudi Benowo% 03170161414/0818370087/081230463000
945009
DIJUAL KARIMUN ESTILO 2007 (N) 84,5JtNego%081 233 229 082
944370
945085
RMH SWJJAR 1 Shm Lt126m2 Raya Sent. Tengah Net/Pas300jt%718935/08970431 527Tp
TANAH DIJUAL
945083
SHOWROOM
DIKONTRAKKAN Tempat Usaha Lokasi Strategis Cocok U/Foto Copy %08123131 3911
945091
944788
GREAT COROLLA 95 Merah Istw Ori Luar Dalam Liat Pasti Suka Ng %9047369
BU J.RMH+Tnh L512m2 Ry Mergan Sukun Sblh Indomart Jlr Angkot 975jt%7311190
RUMAH DIKONTRAKKAN
944791
SANEX MATIC 50 cc’06 Bgs Orisinil 2jt Hub:081805053158 Sms/Telp
TEMPAT USAHA LAIN
JUAL CPT KOS2AN Lok:Jl.Suningrat Ketegan SHM Berpenghuni %77344022/36011544
Disewakan Elf Avanza Apv murah ac full audio TV. Hub: 08I65660808 - 9006566
CRESIDA Efi Matic’86 (L) Slvr Ac/Audio/Vr/ Ps/Pw/Em Istw Bu Cpt 23jt%7293254
RUMAH DIJUAL
945151
944585
KARIMUN GX 2005 Coklat Metlk Mulus SiapPakai%081 555 610 041
944266
MOBIL DISEWAKAN
MAZDA
944586
J.RUKO 10x19 SHM,Usaha Sdh Jln Jl.Brigjen Katamso A/n Sdri %081230463000
RUMAH DIJUAL
944574
APV ARENA GX 2009 (N) Silver Met Kondisi Bagus HUb%0341-9250445
MITSUBISHI FUSO TH84 Bak Panjang 85JtNego Hub%0821 3191 9665
SANEX
RUKO DIJUAL
BUNGA RESIDENCE Menganti Nol Jalan Siap Huni AMBRIO%77956798; AGUS% 70749989
PROMO ERTIGA Ang2,3Jtn NEWSWIFT @2,5Jtn PickUp DP17Jtn%9568253/08214 1959999
945411
TRUCK
AVANZA S 09 HITAM Istw Ors (B) Bs BBN/ Krd 134Jt%087759828952 / 0341-2327490
KOST PASUTRIFasLkp Dkt POLTEK, UNIBRAW Jl.Kadaka 10%0341-6504886/ 0811 3654803
945279
944693
KREDIT MOBIL BEKAS? Mobil Bisa Cari Sendiri Min TH96 Keatas H:%0341-5049432
VISTO ZIP DRIVE AT 2002 SILVER Ist(N) 71Jt RyJantiBrt7%4433911/081945551422
944259
944252
945192
944663
Katana GX ‘94 (N-kab) Ac/Vr/tp/biru met sgt istimewa Tlp.7699845 .
TAFT GT92 OriAntik4x4AktfVR Ban31 L&XENIA LiFamily VVTi Htm L 102Jt% 7000666
944576
943820
RMH TINGKAT 8KT 3KM+2Toko(KM Dlm) PnggirJln.JlurAngkot KdyaMlg 725Jt% 7779928
945259
BALENO MILENIUM 2000 Slver Ors Istw 80JT H JL Masjid 115 Singosari %7729467
944597
MOBIL LAIN-LAIN
VISTO 00 MANUAL Silver(W) DVD,VR Kond Bgs 65JtNego%08883312070/03417575321
944560
FIAT MERAHFIURI 83 Bagus Mulus (NMLG) Pjk Pnjg 14JtNG Bs TT %2811 488
945393
944562
TIMOR DOHC 99 AG Kng AC TP VR BR PW PS OriL/D Istw Skli%081334222141 Cpt BU
PROMO DP RINGANSirion&Xenia 20Jtan Terios30Jtn GMax12Jtn Luxio15Jtn% 9572 750
H.TIGER’08 Pmk’09 H:17,5Jt Nego Barang Istimewa Hub:%031-36000200
TANAH DIJUAL
944411
J.SWIFT Merah Met’08 Pjk Baru Kond Istm %03417659993/081233259993
J CPT NEWPICANTO 09MT Akhir Silver Tg1 KM36Rb(L) 103Jt%081233612323/8182323
944669
AVANZA G’2007 Istw (N-Mlg Kota)125jtNg Ry.Sawunggaling 62Taman % 0857495 22669
J.TNH SHM 2200M2 SIAP KAPLING LOKASI BLK RSN SPJ.HUB.%081938425435
945475
CHARADE TURBO 87 TV/AC/Audio/VR Ban Baru (N-Mlg) 27,5JtNego %(0341) 3178527
FIAT
RMH PGGR JlnKalijudan CckU/Kost2 Lt111 S HM,Carport087851148006/081230017707
TIMOR
944042
VISTO ZIP DRIVE 02 Silver Gold Manual Istw (N)SmuaMasih Ori 71Jt%9338910 Ng
944054
HONDA
945241
SUZUKI AMENITY’90 Putih Jarang Dipakai %0341-8896715
ESPASS I.6 ZSX ACDBL 05 Fulvar Ors Istw H JL Masjid 115 Psr Singosari BU .
945467
945210
STARLET 90 (N) Istimewa Komplit 43Jt: RayaJantiBarat 7%4433911/081945551422
VISTO MANUAL’02(N-Asli)Silver Mulus 72Jt Pjk+Ban Baru Sgt trwt%081233995859
MOTOR DIJUAL
945173
945469
SIDEKICK TH2000 SILVER Istimewa 92Jt Luar Dlm Full Ors %081 233 995 859
GEBYAR PALING Murah!!Disc+Bonus Xenia Terios Ready!Ary %7371137-081233317088
LGX DIESEL’00 Silver Metalik Jl.Semolowaru Tengah XVI/21 %91707789
TRIMA KOST PRIA Mahasiswa/Karyawan Jl.Manyar Sabrangan Gg.9 No.71 %5943660
945237
ISUZU PANTHER New HiGrade 2000 Hijau Harga 104jt Hub:0341-7742547/9200044
CLASSY PUTIH’94 Istw (W) AC/PS/Interior Ori/VR/Bgs.Mesin Ok %7837956
SURABAYA SELATAN
945071
944270
WISATA PRIMA; Inova,Avanza,Xenia+ Sopir Rama Pglmn 71309777/sms.08123344 0044
Trm Kos+pav Mhswa,Krywn/ti,Pasutri Hri/ Mggu/Bln Dkt Kmps Kalijudan%77815167
945049
BLACK PANTHER LS 02 Istw BU Hub 081334557805
ZEBRA 92 BODYTECH Abu2 Cat Orsinil (NKOTA) AC Double Blower% 912 8101
941581
945015
943985
943821
PASTIMURA RentCar Avz,xenia dll siapAntr kermhAnda081357602588/085733232088
945109
940609
943861
J.ZENIA Matic 2011 Silver 1300 cc 115Jt %0817533077
TANAH KERING Uk:5x16,5m SHM Hrg 250Jt Jojoran Baru Gg III %085258515426 T.P
945260
945000
943827
D.FEROSA 94 TGN-1 PUTIH Silver%8168444/9979258 Terawat
944323
945464
KIJANG SUPER G 96 Ist(AG Pjg) Komplt 69Jt:RyJantiBrt7%4433911/081945551422
MOTOR DIJUAL
TIMOR ‘97 DOHC Mrh Mtlk Ac DVD Audio Ban 90% Msn Terawat %0813 3133 6020
KREDIT MOBIL BEKAS BS CARI SENDIRI. Hub: %71195447-081333008287-0816 543 6792
945368
JIMNY KOTRIK 81 VelgRacing No Hidup Hub:Jl Masjid Brt 46 SGS%8162211/453370
HYUNDAI
943847
944280
AVANZA G 2010 MERAH Asli-N Istw 143Jt: RayaJantiBarat 7%4433911/081945551422
GRAND CIVIC 91 MULUS TERAWAT Hitam VR15 N-KT 56Jt%0817388280
CHEVROLET
945215
943813
VITARA ‘94 Hijau 4x4 Aktif Orisinil Luar Dalam Audio %081 331 668 936
944977
BMW 3018-I/91 Ori Mulus Lgkp Abu2 Mtl Hub:087859755848/081944823433
945301
AVANZA S 1.5 Hitam N Tg2 Istimewa %0341 9201818
HONDA GENIO 1992 Silver Plat N Bagus Sekali Hrg.65jt Hub:0341-3161972
100Rb MRH Kjg,Pthr,APV,Xna,Lxio+Spr HALIM %5013744/70102636 Pin BB 27604 FDB
945116
VILA KEBUN luas2300 15kmr kRnang hall1.5jt/hr RyNkjajar.081333937999(Jual 2M
KOST
BMW
COROLA 76/ZEBRA STW 88/HIJET 1000 STW 84. 3Unit=25jt NG Minat 085749773845
TANAH DIJUAL
Kontrak Apartemen P. Kertajaya Dkt ITS/ UHT Studio 1KT/2KT Hub. %08811302138
MOBIL DIJUAL
LSX TH97 ORISNIL HIJAU Audio/TV/PW/ Remote (N-MLG) 90Jt Hub%(0341)8100308
AMARYLLIS RENT CAR Alphard,Fortuner VNT,Grand Innova,Avanza,Camry +Sopir Tamu VIP/Pengantin%03419490383 /087 859 494168
944935
ESPASS Th97 1.3 Biru Dijual Murah 35jt Nego Hub:03412353156/081319406581
VILLA DIKONTRAKKAN
APARTEMEN
RUMAH DIJUAL
944948
HONDA JAZZ IDSI 04 Biru Muda Metalik Manual (N-KOTA) 120JtNego%0341-7587 969
Mj 70777306/081331012970 Neys Cmry Alts Elf Prgio Avz inovLGX BusACpar25-60
DKONTRAKN/DJL Rmh+Gdng Bs u/ Usaha/Bengkel 18x20M2(Pjk)Medoan Ayu MA I-N19%08121611418
943630
BU HONDA FIT 2005 MATIC CBU W Light Green VR Pemakai Langsung %0812347 85678
AVANZA G 06 (W) Silver Ada TV OriCat 116,5jt Ng Pjk Baru 91219319/92486789
DIKONT Rumah DiLt.2 SbyPst,1Km Tdr,1Km Mnd,Teras,1Jmran,5jt/th%083856108750
SURABAYA TIMUR
MALANG
944558
XENIA Angsuran 1Jt-an.Diskon Besar, Bonus Service Gratis 3Th %0341-2384414
945147
J.RMH Jl.Nginden Baru III No.30 (Dpn UNTAG Sby) 7Kt,4Km SHM Listrik2200Watt,PDAM Hub:087755421693
942816
JAZZ 2005 iDSI Matic Hitam (N-Kota) Hub%(0341)707 3636 / 083 848 243 777
AVANZA & SOPIR 6JAM/12JAM/24JAM bisa harian/bulanan/juanda Hub.%72819411
Djl rmh Lt:10x20 Wonorejo Sel 1/170 PLN/PDAM/Telp petok D .H: % 08123094196
DIJUAL RUMAH Tembok Gede I/51A 5x25 2Lt Blkg TP %031-70297021
940984
DCR SEPEDA MOTOR Segala Merk Hrg Tinggi Hub: 031-78627106 / 087852608291
944596
T.ESTIMA AERAS2.4Hitam2011 FulOption AnSdri DrBr KM4Rb SptBr 70987118 J.Cpt
KOST
RUMAH DIJUAL
940460
ANDA JUAL SEPEDA MOTOR? Jl.Gembong Sawah Barat 63 Sby %70526617/3715147
944033
MITSUBISHI
RUMAH DIJUAL
945277
DICARI SEGALA MERK SEPEDA MOTOR. HARGA O.K.E. Hubungi: (031) 72009479 .
944246
MOBIL DISEWAKAN
SURABAYA PUSAT Kost Hr/Bln P/W Ac/Non FasLKp BgnBaruAman KmDlm KupangPanjaanIV/73% 70510081
945079
944249
TOYOTA
945037
SURABAYA TIMUR
945477
944277
** TIMOR DOHC th’2000 OrisinilCat Istw hrg.52.5jt%03171980175 Gresik BU CPT
945063
944414
945526
944278
DIJUAL.ESPASS ‘97.Spr V. 1.6 AC Dbl. VR,Wrn Kning Mas.N Kab.%0341-8682232
945485
945051
945348
945274
944274
MAZDA FAMILIA 97 Asli-N Tgn2 Hijau Muda Ori L/D PjkBaru 65JtNg%081233274545
945132
PAKET ON THE ROAD . . . . . MMMM. . . . . . .. . . 1X25
VEGA R NEW ‘07 Hitam Bagus (AN Sendiri) BU Jl.Cisedane 15-B%5614896-71131545
945491
RUSH’08 Hitam Type-S 155Jt Karah I/6A %08123545886
945093
ZENIA Xi 1300 cc 2009 Merah Maron N Kota %08125205432
945540
Sidekick Drag 1’99 Akhir L Hijau Met DVDBrng Simpanan 92Jt Ng %081216475743
KIJANG LGX TH’2000 Diesel Biru 108jt Hub: Cimanuk 28 Gresik. %081332600669. baru astra daihatsu . .. . . . .MMMM . .. . . . . . 1x25
SUZUKI JIMNY KOTRIK TH79 (N-BATU) 18,5Jt %0341-9282 324
943888
TUNE UP+CLEANING INJKTOR 150Rb P.String,Dinamo:Ry.Panjang Jiwo 40.% 81000119
ESTEEM’92PMK AcNyes/VCD/Intr Ori Ready 42jt PsrSumputDriyorejo%087852245789
TOYOTA DYNA RINO / Microbus’85 Kond Bagus Kuning Hijau (S) Hub:031-72687033
943538
ACCORD 84 TGN-1 Intr Original Trawat Brg Bagus %0341-9282324 / 082145803513
945081
FAMILIA 97 Silver Bagus Mulus Ori Luar Dalam Manual book Lngkp %03412351290
945128
945339
MIO SPORTY 2010 CW (8)+ NEW VEGA R Latin 2008 (7,2) pajak hidup:03170803095
945428
KIJANG’84 Ac/Tp/Vr/Br Cat Mesin Bagus 16,5Jt Hub:Nginden IV/35 %70825087
945076
PROMO NEW XENIA,TERIOS,GMPU,LUXIO DP Ringan Disc GEDE!%7555496/0812520 25500
945396
945084
TOYOTA BASUKI RACHMAT . . . . . . .. . . . . . . . 1X25
VIXION’08 Merah TgnI Dari Baru,KM 10Rb,Terawat Seperti Baru % 70209569
AMINITY’90 Silver Ac/Dvd/Vr N-Kota Hrg Nego.Bandulan I-E/30 %0341-7703417
TIMOR
FUTURA PU 1.5 Bak 3Way’2011 Akhir Hitam TGN1 W-SDA SptBaru 75jtNg%71314023
945045
GENIO’95 Biru Met Antik & Kijang’01 Diesel Biru Met %0811367236
KJG SPR1.8 Nusa96 AcTpVrBrPwPs Cat Msn Bgs61Jt BsKrd;Nginden IV/31%72009405
SZK ESTEEM’96 Ful Audio 45Jt+Mits Lancer Evo’94(50Jt)Jl.Sidotopo Wetan 20-A
945139
Sempatkan dan terbatas
SUZUKI
KIJANG GRAND EXTRA 1.8 Th’95 Abu2 Metalik Ac Tape VR 72jt Nego %8389 0522
*APV PU TH’2011 ISTW SEPERTI BARU.Perum sedati asri blok GG/15%081330586657
945479
VESPA
HONDA
FUTURA PU’04+KATANA’97 ISTW Ac/tp/vr/ ps 55jt bs KRDIT.Ry.kundi 38A%71697325 945098
5
JT
BISA BAWA PULANG MOBIL BARU
Tornado95 dbelHdp1,7 force93 srt pjg1.7simo pmhan baru brt swh1/75% 77335675
YAMAHA MIO 2010 Tgn I, a/n.sendiri, Jangkungan I/14A Telp.031-71027525
945487
PROMO APRIL. R.Stck All TOYOTA,Disk gila,Bng0% atau FreeAngs 1.%0319222 0085
945149
FORSA ‘89 Merah GLX Ac/Tp brg bgs 30jt Nego Jl Kundi 38 Gedongan %71697325
MAZDA TRENDY’88 Ac/Ps/Vr/Pw Kond. Mulus 26Jt;Ngagel 127A Pojok Jbtn%88270 921
945451
CORONA’84 Ex Salon Ac/Tp/Vr/Br Cat Msn Bgs 21Jt Hub:Nginden IV/31 %72009405
SIDEKICK’96HijauMet AcTpDVDPwPs Remote An Sndri Ban Baru Istimewa %71751 975
LS’03 Biru MudaMet SgtTerawat Jl.K.Nawawi Rt.6/Rw.1 35A Gedongan Wadungasri
945513
945430
SKY DRIVE 09 L-sby Accu+Ban Baru 8,2Jt An Sendiri Hub:5022431
JIMNY KOTRIK 4x4 th’80, 5BanBaru 29Jt. Jl.Golf 6/45 Gnungsari.%081331177555
945547
945412
SUPER KIJANG G’96 AC DBL ORI/TP/ VR/PS HijauMetalik%03170678 289/081 703150055
945133
Jual Grand Touring Th 05 Merah A/T Ors Cat n Audio Hub: 081.330.522.677 .
T120 , L300 PU Dp ringan/ bunga 0% hub:08155206961 / 031-70710031
DAIHATSU SAHABAT WIRAUSADA . . . . . . . . . . . .. 1X25
PROMO ERTIGA,SWIFT,APV,PU,Splas,G.Vitara DP/Ang Rgn Krd s/d 6th BsTT PastiACC R.Stock%031-71134115-081703911488
APV th ‘10 Type.GX Merah Maroon Tgn1 a/ n sndri.Hub:%03177731967-08121629764
945447
MOBIL DIJUAL
944427
SUZUKI
PANTHER HiGrade LS Kapsul00 AcDbl Full TV/CD;SmlwrUtrVI/5%70998169(111JtNg)
945443
PROMO DAIHATSU PUAS . . .MMM . . .. . . . . . .. . 1X25
945498
KARIMUN GX’05 Merah&Visto’02 istw Pol Nggak Kecewa Angs 2jtaan %031-3128 2288
MERCY 200 Th’74 Biru Vr Pajak Mati 2th 13.5jt %8818 3442 Bs TT Motor
SURABAYA
945405
PANTHER LS ‘2001 Silver GOLD Manual (L) 115jtNego SiapPakai %0821 3147 7878
945456
945496
OPEL
945078
945156
945417
JUAL FORD CHAMP’91 37,5Jt Hubungi: 031-7146.2556
945286
HIGRADE’95 hijau bs krdt 3th. 70909872 simpang darmo permai selatan XI/14
945398
945553
945471
945545
YAMAHA
945392
XENIA Xi 1.3 Sporty’08 Htm(L) No Baru Btl2 Istw,Baratajaya 7/25%03171005365
Nissan Xtrail’06 Pmk A/T Slv Spt Baru Hrg 143,5jt Ng Hub%7386035,0811351148
Rp
945509
KIJANG SUPER’89 Ac/Tp/Vr/Br Cat Msn Bgs 39Jt Hub:Nginden IV/31 %72009405
ATOS GLS’03 (L) pajak baru Biru Ors Luar dlm spr istw %70432370 Waru
HISPORTY’97 Hijau Met Ors TV Audio AC Dbl S.Pakai%081357194183/031-70389982
ESPASS’97 Supervan 1.6 AcDbl/Tp Hijau Met Hub:Simogunung 3/1 %70036155
944087
945386
HANYA DENGAN
945457
VESPA EKSLUSIF’93 Biru,Mesin,Cat Oke! Ban Baru,Jrg Pakai Trwt 6JtNg%7026 496
ISUZU
945355
NISSAN READY STOK!Paket Mrh Juke,GLiv,March, XTrail BsTT/L Kt%71293871/081 332525 940
945378
pembukaan showroom A.Yani dan Jemursari
945444
AVANZA G MT’07 Silver TgnI (L)Pjk Pjg Istimewa UM 26,5Jt @2,8x47 %81990647
945208
GRAN MAX 1.5 D ‘2008 (W)Silver Pajak &Nomor Baru%081703458033 Jl.Mer pati SDA
XENIA Xi ‘2011 Hitam Tipe Family TGN1 Barata jaya 8/31 %0813 3002 1980
945499
945381
HARGA KHUSUS
945525
OPEL KADET 1.3 Th’94 L 13Jt AC.VR Istimewah Bs TT, Ngagel 127A Pjk Jembatan
Jual Hyundai Atos 2004 GLS wrn Merah 75jt Nego.H:03178121181.Bth Uang Cepat
945350
945474
945353
2
Mobil Baru, Berkwalitas + Garansi
945374
ATOZ’07 GLS 1.1 M/T Ungu Met Ors Luar Dalam H85JtNg Bs Krd %71177742
FEROZA’95 Biru Metalik Orsini; Jl.Pucang Anom V/49 Sby %71087660
945273
945459
945344
DAPATKAN
945358
945181
HYUNDAI ELANTRA ‘95 Kond Ist Ors Cat Merah (L) Tg Angin Sda %031-88270921
ZEBRA ‘89 Bodi New Armada 12.5jt Hub: Sidoarjo %031-7163 1405
945548
945282
945295
KHARISMA’05 (L)Super Istimewa Jl.Kena ngasari 6/25 Pplegi Waru %0818 1737 94
HYUNDAI
DIJUAL TARUNA CSL’00 86Jt Nego Jl.Bronggalan Sawah 5/29 Hub:91909332
945262
945397
945107
COROLLA DX’83 Ac/Tp/Vr BiruMudaMet Jl.Cureng 1 Perum Auri Simognng% 31341716
NEW ATOZ GLS(1.1)’06 manual bs krdt 4th.70909872 simpang darmo p sel XI/14
945244
945276
945065
BLAZER DOHC LT th’98 PW PS CL Vr Ac Dingin 55jtNego Hub:9212 6148
945480
ZEBRA’92 Troper Fmlyvan Dsbort Sedan Pjk Pjg Tp VR %83613051 -081856321187
945162
945188
945175
MUSTIKA HONDA Sale!! Beat F1 Pth 2013(12,6);Vario Techno F1 Pth’12 (13,8); Vario CW’08(9,9);Blade New Repsol ’11(11,5) ;Supra X Helm In’13(12,8); Revo Absolute CW’12(10,3);Revo’09(7,7);Blade’08 CW’08 CW(8,1);Fit S’07(5,8);Kredit Dp 1Jt Angs Bersaing %9530181/2844041 945030
HIDAYAH HANYA DP400Rb FitX08= 307x36 Revo08=328x36 MioCW08 =353x36 SupraX125=438x36 AbsolutRevo=361x36 JupiterZCW10=460x36 Hub%(0341) 8669 766 BUKTIKAN! 945001
KEDIRI MOBIL DIJUAL MITSUBISHI Mits truck 125ps Sp speed th 2010 Bak mekar jaya L300 pu 07 - 081335933918 945017
INNOVA G’06 Dsl Manual Tgn1 FullOrs L/D Slvr Antik SptBru BsKrd%08123072112
TUBAN
INNOVA G Diesel Silver’08 Hub Jl.Bunga Cempaka Indah No 19 Mlg%081350240620
MOBIL DIJUAL
PROMO AVANZAAngs92Rban/Hr Ready Smua TypeTYOTA Bnga0,29%%7702442 Pin29F1DDC4
TERIOS DP50jtn,Xenia 40jtn,Sirion 40jtn. Cpt&Mdh H:081336407819-03567093104
944904
944998
945002
DAIHATSU 940788
SPESIFIKASI IKLAN 21
SELASA, 9 APRIL 2013
J.MRH RMH Irish Garden Kav59 Krglo/BlkBentol SHM,IMB,AC 200JtNg%08123220345 944734
RMH BR TGH KTBntaranBrt4 DpALHIKAM LT110 LB50 2KT1KM%7728399/ 7479019 /417722
MALANG ANGGUN SEJAHTERA J0321 Lawang RmhBr 6x14 Bs Tkr Avanza %03170037574
RMH TAMAN SULFAT 1/12 LT135/ LB100 3Kt/2KM 550Jt%0341-9011011 / 081334799495
944867
LT3200m2 LB2800m2 (ADA GUDANG) 2000m2 SHM Jl.Raya Madyopuro%9153133 TDK SMS 944946
CITRA MAS RAYA LT106 LB70 SHM Tanpa Perantara Nego %7002234 / 08179624905 944796
945006
945003
J.RMH SHM Jl.ry Tebo Selatan 249 LT/LB 175/123 Cck u/Usaha %03418680229 945361
PRUM.CITRA Graha Um1=5Jt Sisa Diangsur Bonus Tv H.Else%7040627/085731269918 945364
RMH SHM T/B.287/180M Jl.Raya Ikan Nus No.17 Mlg Hub:031-5025475/08121697273
945445
RUMAH DIKONTRAKKAN DSEWAKN RMH Jl.Cengger Ayam 50 Cck u/ Kntor/Gdg Hlmn Luas436m2 %0341702 7808 943807
OPER KONTRAK 14Bln Rmh Mewah Pbi Araya 2Tk,3Kt,2Toilet,1Km Parkir 2Mbl% 081380870562 20jt Nego 944540
DIKONTRAKAN Rmh. Jl.Bend.Sampean Baru Kav.A15. Sigura2 Mlg.Hub.08123 216 950.
RMH DESA GOLEK Kav.4 RT6/RW4 Karangduren-Pakisaji Type100 LT104%08155 163975
MURAH JUAL TNH Kav SHM Siap Bangun Sdh Urug Bs Cicil Tnp Bunga %034190 37309
J.KOMP DUAL CORE=1jt P4=500rb Dcr Komp/ LCD/Laptop Baik/Rusak/Mati 70282 893
SURYA SERVICE%3712078/70279288 Ahli Ac/Kulkas,M.Cuci W.Hiter Fax,Tv,P.Air Dispnser,P.Bola Kerjkan Ditmpt Garansi
SURABAYA
945388
AGEN Mau PASANG IKLAN ? %031-7877390, 70771654 SBY/SDA
945418
DIBELI MNTR/LCDW/cpu/lptp/hp dn trm srvs .%085731615171/08973668447 945546
943305
AC/KULKAS
DJL P4 Lkp 800Rb;P3 Lkp 500Rb;Core 2 Duo Lkp 2,5Jt%081321550005/03170418967 945529
CV.TOP Svc AC,KULKAS,M.CUCI. Cuci30, Freon 50,Bkr/Psg100,JB AC Bks.%7177778472040303 940817
AER TEHNIK.Service AC, KULKAS,DISPEN SER, M.CUCI.Cuci 30,Freon50, Bongkar/Pasang100 %03171581280-081252929980 942205
ASTISRVC AC,KULKAS,M.Cucidll.JL.Kemangi 15 Sby.Bs L.Kota Garansi%34142100
943220
CENTRA SERVICE AC %081217713273 Cuci30.freon50.pasang100 GARANSI 944899
MASTER AC/KULKAS78405999 Svc30 Freon50 B/P100 SDA92155595 C.LAND0878 54389666 TT AC Bks/GantiKompresor/in-out door
DCARI LAPTOP BEKAS NORMAL/RUSAK SGALA KONDISI DIAMBIL.83939771-0857310 46546 945497
RUPA-RUPA ELEKTRONIK OBRAL PS2 BS OPTIK BS HD/Servis PS2/ PS3/Stik.Bs TukarTmbah:5016304/ 7090 7369 940866
KREDIT MURAH ELEKTRONIK + Meubel + HP. Hub:031-77080835
945538
KOMPUTER **DICARI Laptop Komputer Segala Kondisi Ok Hub: 71386663 /081232720775 940884
CR LAPTOP/KOMP Baru/BekasRsk/Mati HRG OKE Diambil CPT.082333678969-7799 5558
944038
Terima Harga Tinggi!Laptop-iPad BG JUNCTION L2/C42-43 81658899/082139378000 945034
945524
DICARI TV,LCD,PS2,PS3,DLL Beli Dgn Harga Tinggi%72725963
CARI RUSAK/BAIK TV LCD PS2 M.Cuci Kulkas AcFrezer DLL%70071063/0821888 44002
945253
*CENTRAL* PT,CV,UD,NPWP,SIUP, Paspor, TDP, Merk API HO %082131007336-77336 336 PT CvUD SiupTdpHo TDI,API IUJK,JPT GAPENSI IMB TunggalJaya%5619667/70610028 945504
PT, CV, UD, IMB, SIUP, TDP, NPWP,SIUJK, HO,TDI,DLL HUB 71629393-081230567792
945468
ARSITEK design gratis . . . . . . MMMMMM. . .. . . .. .. . . 1X25
SEDOT WC
940474
SEMAR TEHNIK Atasi SaluranAir,WC,KM,N gurasKolam,Sumur,T.Air.Yg trsmbt dgCpt tnp Bhnkimia%70877745-082337446414 942248
JAYA KARANG EMPAT %3893066 Penjaringan Sari %8782440 Tenggilis %8782440 943095
944992
PUTRA BEBAS Mampet Ahli Saluran Air/ WC Dll Tanpa Bongkar,Atasi WC Cpt Penuh Tnp Kuras%70429763/71407713 Garansi
SEJATI GROUP . . . . . . . . . . . .MMMMM . . . . . . . . .1X25
CV.MITRA SEDOT WC %8791356 /8712042 24jam Hari Minggu/Besar Buka/ada Diskon
943086
SEDOT WC SURYA JAYA Rngkt%8686405 ; Krtjya%71279025
PUSING DENGAN TAGIHAN . . . . . . . . . . . . . . .1X25
SERVICE/REPARASI SERVICE TOSHIBA, MERK LAIN TV Kulkas MsnCuci 8793809 / 40279034
940681
943833
MALANG MAKANAN-MINUMAN ABON LELE . . . . .MMMMMMM . . . .. .. . . . . . . 1X25
FITRI . . . . . . . . . . . . . . MMMM. . . . . . . 1X25 ......
944438
RUPA-RUPA PARTNER BISNIS . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . ... ...
945218 945228
945333
PENGOBATAN MOLEKUL . . . . .. .. MMMMM.. .. . . . . . . .. . . . 1X25
945334
RUPA-RUPA TERIMA BORDIR KOMPUTER . . . . . . . .. .. . .1X25
945341
945543
BANK BTH DANACPT TnpJmn.Prss cpt syrtmdh Diponegoro227CC11.31389791 /0878534 12822 941345
942842
943234
*LANGGENGSEJHTERA*DANA LSG CAIR(BPKB) 70161759 0818372724 MgntiKrmt64WygSBY 944792
GESTUN 2,1% Pelunsan 2,5% DrhTenggilis%8410290/70224111 www.aquafresh. co.id 945068
Dana Cepat Tanpa Jaminan. BG Junction Jl Blauran 07 tlp 031.88.252.158 .
945026
JUAL TANAH Kav 6x11,5m Jl.Ry Pepen (Kepanjen) Dpn Radar Malang %7368991
TNH RAYA Greenwood No.1 Ls545m2 Hrg 3,250jt/m Ng %081937957650/08123250 3935 945250
MAKANAN-MINUMAN Trma Pesanan Es Krim&Es Puter utk Acara&Pesta.Hrg 200rb%8413058/08123 028848
945373
MESIN/ALAT BERAT Dijual mesin Ryobi 512-500K-480KNP480K-3200PFA Hashimoto552-552P Oliver6Oliver58-Potong ITOH-OSUNG-Bending-Lipat Sthal K66-WEB%08121674679 943454
GENSET NEW READY:Cummins-MitsPerkin -Isuzu-Deutz 10-1500Kva,Solar Cell 10-30M(100w-250w) PT.NIKABA% (031) 7411188-89
RUKO DIJUAL Anda Ingin Investasi di Kab.Malang? Prospektif,Unit Ready,Terbatas!Bs.KPR mulai 400jtan%7845758 944362
RUKO SONGSONG MEGA KAV.1 LT217 LB±450 2 / Lt DgUsahanya SALON, SPA, Poliklinik (Praktek DokterBersama) Raya Songsong(Drh KOSTRAD) Singosari %08123 2759997 1
2
945438
KERJASAMA www.homeindustri.net Pluang Usaha DiRmh Kupas2 Plastik&Kertas Hsl Pasti &Untung %085257169969 PrmBukitBambe AN-16Gsk
940591
943324
KURSUS MASTER KURSUS MOBIL Promo Minggu Ini HANYA 275/10jam %031-72771872
945055
Pelat Buka Usaha MI UJUNG PANDANG AYAM JASIO MERAH HALAL Hub:%03172478436.
J.BIBIT Biji Kangkung&J.Obat U/SglMcm Hama Tanaman 085706961842/08123254 4686
TANAMAN SEDIA BIBIT Pohon GAHARU MURAH % 082142873539-08573355622908087851960679 945512
AGEN PERJALANAN
HOTEL/PENGINAPAN
945365
945507
PEMBERITAHUAN Hilg STNK Toyota L1921HG a/n.Dayang Maya Sofia Luthman,Jl.Margorejo Tangsi 3/1 Sby 945325
Hilg STNK motor L 6001 WV a/n.Raymond d/a.Simo Kwagean 67 Surabaya 945345
Stnk hnd supra fit L 4346 GH A/N Hadiyanto hub dukuh menanggal 6/8 945500
Hilng STNK HONDA Supra.No Pol.L 4608 WF.Atas Nama:Sari Hartatik%03172022247 945535
Hlng STNK a/n endang sri utami no pol L 4566 vv. hub: 0856.552.066.46 . 945481
MRH BERKWALITAS Hrg 9Jt,12,15,22,29 Mbl & Smber Sndr%03177770776-0817300 776
945465
945536
PAKAIAN/SEPATU
MUSIK JL -BL -TT Alat Musik Kybod - Drum - Efek - Gitar Dll Hub:031-60331923
INVESTASI
945305
Usaha Lipat & Potong Kertas, Baru, Mudah Hub%085706426257. Terbts.
Suplier Baju Online Murah Baju Muslim dan Fashion Sby SMS 0878.5180.6777 .
945247
PENJERNIH AIR
INVEST 10JT DPT HSL 200rb/bln+PRIVATE busines+5usaha%082139968373 Wyung 300g
943887
DICARI SEWA Tanah/Rumah u/Garasi Mobil dlm Wil.Kota Mlg Hub: 082 3301 80005
PT.Darmawisata Indonesia T&T Terima Jasa Pembuatan Paspor. Harga Murah, Cepat & Pelayanan Prima. Silahkan Hubungi: Bp.Lukman 08113547800, Bp.Ardy 08113423000, Bp.Alwi 081335073499, Bu.Endang 08113549418, Bu.Endah 08113 567476. Kantor Jl.Raya Mulyosari 338 Sura baya Telp:031-5957888, Jl.Diponegoro 91 AB Sidoarjo Telp:031-8074444
BIRO JODOH
BISNIS BERKELASKlolaDanaCpt IndexSaham Mdl 1M Pluang10Jt/Hr081338373929 TPI
Dikont.RUKO 2Lt di Center Ruko Kepanjen Jl.Kawi 37 Kepanjen Hub:08125255557
TEMPAT USAHA LAIN
945420
944406
945484
942760
TKS GROUP Peralatan Air Minum Isi Ulang &AMDK Hub:ITC Lt.LG 50-51% 71701280 942926
JUAL TANDON 5300Lt/2,18Jt Prkt Isi Ulang 7JtAn%70224111 www.aquafresh.co.id
945515
RUPA-RUPA 20 USH PRODS+JASA MDL150rb*Plstik,krt as,dll.Rgkut mpn tgh DC10%082139968373 942131
Bengkel las “MITRA”Terima buat Pagar, Tralis &kanopi atap rumah%031-70620154
942831
MELAYANI BOR: SUMUR,Stros, Arde, Tandon, Bus beton AGUS %81232107/08213 1132269 943412
DICARI PERABOT JATI Bekas,Lemari,KRS Roda,Etalase %03134201522/081703955 668 944716
JASA BUAT WEBSITE Sesuai Anggaran www.idemoo.com %031-7266 5559 945169
BUTUH Alat Tulis Kantor?Kertas fotoCopy murah A4 & F4 70g www.atkjempol.com
945264
945222
945292
RUMAH DIJUAL
Cv Sri Rama Cetering Mnrm Ctrg Rmh Tgg(600rb-1jt)ns ktk(10-35rb)dll 8911607
942542
“GALAXI WEDDING” Prasmanan mulai15rb, Paket Nikah Lkp mulai15Jt.%03177110027
945070
DIJUAL RMH Kampung ESS Strategis Ds. Sugih Waras Candi SDA %085257589312 945347
RUPA-RUPA
BLI TGGI MONITOR/CPU Bks/Rsk=60Rb, MtrBoth,HDD,AC,Print Bks %8608005/ 7663229
PELUANG PGHSLN TMBHNPrtme MhsIbu RT Kryw3-8Jt/Bln SMS:Nama&Kota% 0857 55687779
945404
RUPA-RUPA ELEKTRONIK SERVICE SPESIALIST Kamera Digital & Handycam Segala Merk Bergaransi%9600075 944563
PARABOLA PARABOLA FREE 650Rb PsgSrvce IndoVsn Tlkm%9345799/081232357176/08585141 7799 944547
944566
ARSITEK Q RENOV Bangun + Renov Rumah Anda (Amanah+Berkualitas) %081 333 130 057
BANK BTH DANA Cpt Jmn Bpkb Mbl 8% Cpt Jl. Ciliwung57H %085234154100/085745754500 BTH DANA?Jmkn Bpkb Mtr/Mbl Bs Jg Shm Ksu Subur Jaya Ltj.Sutoyo 123%5413568
944978
HEWAN PIARAAN
MODAL4JT JD AGEN DLM KOTA.7,5jt jd agen luarkota dpt 5usha:081234299876 mlg
944093
KURSUS
AC/KULKAS
KURSUS MNGEMUDIAZARAH 40rb/Jm PktMhir10Jm 350Rb BsMlam%7623276/08 5234467625
945431
944580
PEMBERITAHUAN HLG STNK Mtr Honda’04 N4226ER An Zubaidah N,Wonojati 14 Singosari Malang 945332
945433
BPKB LSG CAIR,Sertifikat,KSU DANA PRA TAMA. A.Yani 161 Blimbing %0341-409111
945429
AGEN PERJALANAN ANDA MAU BEPERGIAN/Brwisata? 3PUTRA Trvl MnJUAL Vchr HtlOnline Trmrh,Trl ngkp,Trprcya(SlrhInd&LrNgri)Info%0341575027/563779%085649977733/081803 839007
PERLENGKAPAN RUMAH WALLPAPER, Layanan Antar %0853 290 980 58/730 5678
TAMBAH BERAT BADAN Alami 5-10kg/ minggu hanya 130rb. Dijamin!! %0856466 77800
PESAN MEBEL&Interior Kitchen Set Bad Set Display Almari dll%0853290 98058 /7305678
945111
EXTRA INCOME u/Ibu RT,Pensiunan,Pengg angguran Income 2-7Jt/Bln%081233592807
944531
SAWAH MURAH,PGR JL ASPAL Cm250Rb/m2 Ls±3Rbm2%08179627094
JUAL BELI APOTIK (Obat+Pralatn+Prijinan) BsLuarKta%085933036888 Pin217483C0
JASA PENTERJEMAH Inggris-Ind Buku/Artikel Dll %0341-8118230 ASET ANDA MO DISITA BANK/DserobotOrg Dll Hub MediatorProfesional%0811 363481
JUAL TANAH Siap Bangun Kota Lawang Villa View%0811 324 085 / 0341- 933 8321
944548
944364
BIRO JASA
MALANG
945293
944256
DIJUAL KURSI Pijat Ichiro Baru Serius %7845758
J.TV Bekas Hotel 29’ @100Rb Bisa Pilih %0341-7077583
944613
KSI AC SPAREPART AC & FREON GrosirEceran Jl.Ki Ageng Gribig 49 MLG %720334
944119
944559
KERJASAMA
BERKAH JAYA Srvice&JlBeli ACMbl/Rmh, Klkas M.Cuci DRYER%0341-5334555/ 5430 345
945320
LAWANG
944999
png HEMAT Pulsa&BBM 2tetes/ltr.Xtra income 3-10jt/bl 081944836500/0857460 46782
SEDOT WC 945270
DIKONTRAKAN RUKO 3Lt Jl.Raya Mojorejo Hub:0341-8606960/081945349449 Tp
944037
KOMPUTER
SIDOARJO PT.LANCAR SIDOARJO SEDOT WC Tinja Hub:031-8921874 /8964978
TUBAN J.TNH 100x33 Jombok Jatirogo Tuban 350jt Ng %0341-2861438/085234092753
LTP2ND ACER5580 C2D(1,9) 5570(1,6) Neon2c(1,6)HP520 C2D=1,9%2206311/ 7020720
DIJUAL INDUKAN Dan Anakan Kucing Persia Sehat Trwt%03418184414/081944 891084
945522
944050
Tanah shm 1800 m2 dkt sengkaling hub %08121034678-081333164112 944909
J.TNH KAVLING Murah 6x12 (Sisa 8 Kavling) Lok.TerungKulon Krian%031-72552040
945440
944345
CATERING
945268
TANAH DIJUAL
TANAH KAVLING Murah 6x18 (SHM) Lok Mlaten Sidokepung Buduran %031-8324 9559
943989
SONNY HOTEL AC/TV/W.Heater Brkft Taxi24jam Wifi AgenLaundry Cafeshop PstKota ParkirLuas0315040613/5046432/5044939
RMH KAMPUNG Lksi Strategis Ds. Sugihwaras CandiSDA%0852582220 45/03172749131
BATU J.RMH MEWAH SHM LT210 LB350 Di Oro2 Ombo Batu %(0341)5432888 / 08151510 4450
945423
SIDOARJO J.CPT RMH JL.JATISARI 39B 2Lt 255Jt Nego % 087854468899
JUAL PERUM PERMATA REGENCY TANGGULANGIN SHM LT.136 T70 REN0V 3KT/ 2KM 325JtNG TNP PRNTRA%081231598153 945235
J TNH KAV Krgploso PggrJln 100m2UM25Jt( 1,2Jtx36Bl)%085791112039/08113030559
945435
Titin 36 th Gadis Cari pendamping max.42 th serius hub: 0878.550.230.29 .
945502
944497
945299
HILANG DOMPET Isi(SIM,KTP,ATM an Theresia Helga,STNK)Honda’10 W-6290-SR an Yohanes Soetomo dJl.Sda-Sby yg menemukn H:08121519851/Almt STNK
945508
944982
DANA TALANGAN . . . . . . . .. . MMM. . . . . .. . .. . 1X25
Kerja Jg Ibadah.Menerima Bngun,Renovasi Rmh,Cat Dll H:Bp.Ahyat%031-91556884
942658
PUSING DENGAN TAGIHAN FERI . . . . . . . . . . . . . .1X25
IBNU . . . . . . . . .. . . .. . .MMMMM . . . . . 1X25 ...... .
942832
BAGI-2 USAHA KUPAS PLASTIK Mesin Otomatis Hub.085331064646
VIDSA TOUR . . . . . . . . . .MMMM. . .. . . .. . . . .1X25
945227
942776
944843
AGEN PERJALANAN
944983
942201
MDL 3JT JD AGEN DLM KOTA.7,5jt jd agen luarkota dpt 5usha%082139968373 wyg1
945528
BANK
ST-Psg AtapGalvalum,Plapon Gipsum,Almini Rnov rmh %03188275250-081946015972
943415
“RAJA MAMPET” Atasi Slrn AIR,WC,KM,Dll yg tersumbat dg CEPATT%70971181/58206 777/08123123421/40015661 945343
ARSITEK
945493
JITU AHLI Salrn Air WCMampet&SdotWC Tnp Bngkr-Kimia.TRM BOR SUMUR% 71628 003-71777759
RUKO DIKONTRAKKAN
944605
TANAH KAV 6x14m (19Jt) Timur Ketapang Kepanjen %7019587
944104
DANA CPT BPKB MBL/MTR ML’86,SHM Bng1%nan Rungkt59.PrssCpt%72522520 /70730664
945252
943658
945217
945519
HARGATINGGI CrTv,Lcd,PS L.Es FrzrBox Ac,Hand,Cmr DvdCmpo AmpliSpkr% 72619 096
940131
bintang patent . . . . . . .MMM. . . . . .. . . .1x25 ........
945401
SERVIS 24JAM T.%71482085=78251914 AC Kulkas P.AIR M.CUCI K.LPG TV Grs 1Th .
GADAI BPKB,STNK&SHM Bunga-+1% Bs TakeOver PucangAnomTmr42C%501936870415325
* SMILE * PT CV,UD,PKP,NPWP,Paspor,SIUP, TDP,Kitas 031.81690050/085730442822
BIRO JASA
SERVICE 24 JAM %7830 6002 AC, L.Es, M.Cuci,P.Air ,Fleser Box,TV,DVD,Dll Grs
TERTINGGI CariTv,Lcd,PS2,3 L.Es Frzr,Cokies Mcuci Mebeldll%77118666-5012683
945088
TANAH 320m2 Sumber Waras Ds.Pilang Dkt Kodam Lawang Mbl Msk 75Jt%081944 848856
944849
941613
943671
J RUKO 2 Lt Dkt Pswt Suhat 435Jt Ada Yg Ktrk 2Th 50Jt %9389345/081334646364
945371
943015
945415
KIKY CARI PS,TV,LCD,Dll Harga Tinggi %03 171575219/081234705699/083831859978
KBN JERUK BU 4560m2 Rp 500Jt Jl Sudah Dcor Kec.Pnckusumo%08123307003/362371
HALIM SERVICE %5673655 - 71968559 AHLI TV Sgl Merk Kerja diTempat Garansi .
BONGKAR ATAP KAYU Ganti/Pasang Rangka Galvalum.%081615842009/77606975
BIRO JASA
SURABAYA
944231
CV.INDAYANI Mlyni Renov Rmh Nol Bangunan dll SERIUS %83453029-085231061499
945505
944593
945028
KRDT ELEKTRONIK,LAPTOP,IPAD.Promo u/ PNS Tnp Slip Gaji%77542858/0819385 26469
ELEKTRONIK DICARI
FOTOCOPI/LICHTDURK
TANAH DIJUAL
JUAL BELI Tv +Lcd +Ac +Kulkas +Freezer +Sukis %5029133/71115280
945290
J. Canon Ir2000=5.5Jt,6570,5075,5/6000 murah KdSari73 %72824008/08123023778
945530
Cat plafon 12rb/meter, Catilak(putih) metode cat dasar,cat utama aplikasi semprot. Hub:%081217667745
945360
944552
J.TNH AKTE Lbr10m Pjg20m Loks Kav DEPAG Petak 60 JOYOGRAND MLG%081615740400
944262
JUAL RMH T/P SHM Di Jalan Sedap Malam 22 Mlg LT.334 LB.190 %08164290513
945032
J.TNH Strategis Tengah Kota LT.145 Nego %087775557013
TANAH VIEW BAGUS Dkt Sumber Air Sidomulyo Batu LT.540m %0341-7790 772
RAYWHITE DIENG%557878FREDY%75 65554 SIMPANG SULFAT SEL117 Ls250/170 FULLJATI
944973
944481
RMH 4KTAtas 1KTBwh 2KM,Garasi PERUM BUNUL Bgs Bersih 12,5Jt/Th%03419924141
VPT D46-47 Ls309m2 Shgb 750juta Nego, Bukit Dieng O-9 Ls395m2 Shm 2Lt 1250m Hery%5451234/081233888345
945442
SEBDG TNH L714m Lok.Strgs Jl.Ciwulan 2,2jt/m Ng Cck u/Tmpt Tngl%08817096489
945362
945424
945230
945232
MOJOKERTO SUMBER HIDUP SEDOT WC TINJA %0321-324494 /324495 MOJOKERTO
945271
22 SPESIFIKASI IKLAN SURABAYA ADM-KEUANGAN DBTH ADMIN SMA/SMK Bag.Prod Llsn SMK Lam Jl.Suningrat17 Tmn Sepanj.Sidoarjo
944514
ADMIN WNT BsKomputer SMU/K Max30th Jl.Anusanata 71 Sawotratap Waru%70086545 945357
DCR ADMIN Bisa Comp,SMK,Wanita,Kerja Pagi/Siang Kirim ke:Ruko Jemur Andayani 50. Blok E 16-17 Sby
DCR:Pengawas Furniture Pria Max.45thn, Pengalaman Min.5Thn,Tukang Cat Furniture DUCO/NC/PU/Melamin.Krm Lamaran:Jl. Lontar PLN No.6 Sby 60216
DCR SGR TNG Mekanik & Pembantu Mekanik BUS DTG LSG: Jl.Ry Taman 14 %7875314
SEKRETARIS/KARYAWATI Wanita SMP/SMA Menarik Single max23th%08123525939 Lbk2
SALES ROTI MotorSdri SIM-C Laki2 Bensin+ Kmsi PondokMutiara V-35SDA%71113864
SOPIR Matic Max.35Th,Menikah,Pglm,Rmh Sby Timur,Lam Ke Dr Soetomo 104 Sby
DIBUTUHKN SEGARA TK.JAHIT JL.JOJORAN 3 NO.120 HUB:082330058088/031.91286008
945110
SOPIR Pribadi+SOPIR Srbtan KuatAngkatBrg SimB1%70904758;MargmlyoPermai AB50
DCR WAITER WNT SMP 30Th Gj700 KRJ SHIF S.BUAH CITO FS3/3 WARU %083831420900
CARI Sopir Rental,Serabutan,Pembantu Datang Ke: Dukuh Kupang XIV / 28 SBY
DICARI SOPIR Rajin,Hub:Jl.Babatan Pratama FF56 Jam Kerja %7525612
MALANG
20TKG Bgn&Las Pgr Gipsum Gj60-70rb&Srbtn 45-55 Smbisari2/32sby%083831174999
DCR Waiter/S,Barista,Kasir Krm CV ke:C&R Cafe & Resto Pucang Anom 33 Sby
945202
945206
DICARI TUKANG JAHIT KAOS Babatan Pantai Barat I/49 %70286538-08123538694
945154
945383
SALES MOTORIS Roda-3 SIM-C SMA Max28Th +Driver SIM-B1 SMA Max30Th+ Helper Max25Th Lmr Jl.Kalimas Barat No.1
MARKETINGBidKuliner/NasiKotak-Tumpeng; Manyar Tirtoyoso Seltn 1/14%5940181
SALES MOTORIS RODA-3 SIM-C SMA Max 28Th+Driver SIM B1 SMA Max30Th + Helper Max25Th Lmr Margomulyo Indah 27-A Kav.18
DCR SALESMAN Punya Motor Sndri,Sim C,Jujur,Ulet Lmrn ke:DTC Lt4 Blok 4B/05A
DCR KRYWTI Utk Jaga Stan Mknan Max30Th CARREFOUR GOCI Lt.UG%083857045622
RAGAM LOWONGAN
DCR PENJAHIT Pglmn/Trampil Jait Gaun Pesta Halusan,Gaji Ok,Max35Th%70755895
945171
MARKETING-SALES 944773
945492
KRJ SMPNGN PsgTaliTeh.Uph 70rb/200Tali. PT.HDN bu2tan22G H=YANU%085735440037 940217
LIPAT KERTAS TEH.Shari Dpt 5box upah3 50rb(50box=3,5jt)+uangBlanan.Bu2tn22G. sms.ROSA%089630485277 940234
NGELEM 5 Box Upah 350rb, jl.bubutan 22G. Hubungi: Ratna 081938645787 .
940127
INGIN Mengajar PG/TK/PAUD? Ikuti Diklat. Ditempatkan.H:Ngagel tgh 4 %5028976 940144
BTH SLTA,D3,S1 Dididik&Disalurkan JdGuru PG/TK Jl.PdkIndahWiyung 1 %7665471
940147
CR SMU/D3/S1 jdGrPAUD/PG/Tk Diklat& Pnmptan UsmanSdr 109 Gresik%081357674667 940152
InginKerja?Ikuti Pelatihan JdGuru PG/TK/ Paud Disalurkan Batanghari6%5674130
940156
Butuhbyk“PengupasPlstik&KrtasDiRmh” Hasil 350Ribu/100kg,BahanKerjaGratis +LayanAntarAmbilGrtis7674988/085257169969 Bukit Bambe AN-16 Gsk 940422
945174
945176
945013
SOPIR Serabutan Sim.A&ADMIN Cewek Pglmn Mebel,Max25Th Jl.Kanser 69%78688000 945014
945190
DCR WNT ADM BsComp&Akun Max.34Th Lam: LagunaIndahBrt A6-8 West Wood%60635230 945221
Dcr Peg Tk Lk SMP sdrjat %.031 71600060 - 08121669196 PGS Lt2 blok i5 no5-6 945236
DICARI TUKANG ATAP GALVALUM & Tkng Plafon H:Kaliasin Pompa 7A %081233378477 945245
DBTHKN STAFF ADVOKAT/PENGACARA (P/W)Diutmkn Menguasai Surat menyurat S1 Hukum Jl.Ry Bendul Merisi 3 945246
DCR Tkg Sablon&Tkg Cetak Msn Toko Pglmn Jujur Kutisari Selatan I/30%8415174
945212
945058
945211
945267
945275
BTH LOAN Officer BankAsing GP.2jt JakgungSuprapto 41Sby%081235535512 Yanuar 945278
DICARI PRAMUNIAGA Wanita Max.24Th, SMA/SMK,Komunikatif Lmr: Rungkut Madya 41 945280
DCR PENJAHIT BAJU Pengalaman Segera Hub:085707088807 Genteng Muhamadiyah 15
DCR SGR Lulusan STM Elektronik%0315964639, Nginden Semolo Ruko Myr Garden16
CR:AHLI TKG CAT MOBIL+Mekanik+Tng Srbtn P/W%70712999 RukoVillaBukitMas RM28
LGS KRJ WNT U/ Admin,Laki2 U/ Serabutan %70364899 Siwalankerto Permai V/J33
DCR MEKANIK OFF ROAD+TKG SALON MOBIL +TK CUCI .Tempurejo 65 71719494/3893190
SUPIR PRIBADI Jujur, bisa AT/MT.Dharma husada Megah Permai No.6 %03133561531
CARI KARYAWATI,Admin, Wnt, Min SMA, CV Ke BAJA, Jl.Kalirungkut Lor 139 Sby
GRATIS.BTH TK sawit utk d kalimantan. JL.dupak masigit XI No.3.%081234780524
DCR Kepala Produksi Sedikit Bisa Mesin Laki2 Min 28Th Lmr:Kedinding Tengah Jaya Timur 2A/24 Tlp:03191688326 8-13 April pk.10.00-12.00
DCR TEKNISI&HELPER AC Lam CV Sarana Surya AC Graha AL-Ikhlas G1 03151514221
942961
942958
Gratis bth tng sawit & scryty dpt uang saku 300rb 08980893455 jl imogiri226
945199
945198
945069
945077
945086
CARI SOPIR Truck Trailer Utk Dalam Kota & Pelabuhan Hub:Perak Timur 402 Sby
DCR ADMINT+SALES COUNTER SMA/Sderajat menarik max 25th.BALI BAN JL.Undaan wetan 10%5311772
DCR WANITA SINGLE max.25th.Lamaran: Toko NagaEmas JL.Mastrip Kemlaten 88,Sby
DCR MEKANIK Spd Mtr U/Bbrp Wilayah Ry Geluran 36A Gaji+Kms 100%%03140030014
Krywn/ti U/Counter Makann DpnSupermarkt. Dtmptkn DktTmpt TingglAnda.Ry Menganti Gogor 20 Wyng031-77377338/7663955
DCR SGR Krywn Ksp Agen Oprs SMU/Sdrjt Mx30Th Jl.Jeruk 2/11B Geluran Tmn Sda
943606
943941
944004
944504
kRJ SAMPINGN Upah 350Rb/Hr.Alt & Bhan drKntr.Bsdikrjkndirmh.PT.HADENABubutn22G. sms=ANITA JAYA %085608492336 944881
DICARIBYK”PemisahPlastik&KertasDiRmh” Hsl Jutaan/Bln: 7674988/ 085257169969 Bukit Bambe AN-16 Gsk 944712
www.homeindustri.net “Kerja DiRmh Kupas2/Pilah2 Plastik&Kertas”Hasil Jutaan/ Bln Call%7674988,085257169969 PerumBukit Bambe AN-16 Driyorejo-GSK 944853
DCR P/W MRKT Exc YMH Bonus+Insentive s/d 5Jt Lbrn Ke LN Krm: Jl.Sulawesi 39
944851
PT.ABC BUKA CABANG BARU Bth Staf U/Recept, Gdg, Adm Max27Th SMU/SMK Lam: Ruko Manyar Mas 27/C2 Dpn Kebun Bibit Bratang Sby Pk:10-14.00 Ttp: 13/4/13 %5967961 945059
945095
945216
945189
CR KARYAWATI Ksp Bgn Admin SMU/Sdrjt Max25Th Jl.Jeruk 2/11B Geluran Tmn Sda 945187
DCR Pria Arsitek/Sipil/Drafter bs Hit.RAB, bs Gbr 3D Pglm 2th, ADM S1 Ms Office Pglm 2Th Dtg Lgs Perum Istana Bestari Blok CD-18 PASURUAN 945183
Dicari Karyawan/i Max 25Th Min SMP. Lam Ke Klampis Jaya 43 Tlp %33443742 945178
KERNET SERABUTAN Pria max 27th Ulet. Lamaran ke:Margomulyo Indah F-2
945129
BTH SGR PT.CENTRAL Bth 75 Orng Staf Kantor,Recept,ADM,Sekret,Gdang,OB,Dll Max27Th/Tdk Sdg Kliah LamLgs:Jl.Margorejo Indh RukoJemursariRaya Blok C-20 Smpng PolsekWonocolo%031-81265495 Gratis
RAGAM LOWONGAN
945287
945298
945363
945367
DCR SUPIR rangkap OB paham SBY.Jujur&Ra jin,Mx30th,ManyarKertoarjo,H:5922999 945369
DICARI TNG Cleaning Servis Pria/Wanita U/Wil.Surabaya Ry.Kalirungkut 19 Sby
945425
945452
945434
945406
945510
945409
945506
945489
LANGSUNG KERJA Tenaga Srabutan U/Rmh Makan.Dtg Lsg Raya Mulyosari 42B/PDD39 945531
BTH10 Sopir Tronton Sim B2 Umum H: %082 337979897 Lgs Kerja Margomulyo 78A Sby 945542
TOKO KACA Cari Tukang Potong Kaca yg Pngalamn hub:71345691.Klmps smlo tmr16 945518
KRYWATI U/Depot JjrAmh,TJwbBrjlbb, Mx25Th Mkn+TdrDlm 081230230241 KebraonM20
945555
CR THERAPIST & KAPSTER L/P H:Yenmar Salon Raya Darmo Permai Selatan 712 Sby 945537
Dcr tng SERVICE HP. Hub:%70611706/08 123137999. Darma Husada Indah Utr U 414 945483
DCRWANITAmax.35th.PEMPEKFARINA.Bunderan Aloha Dpn Maspion 1%087879030947 945449
DCR: SPG/B u/Toko ACC HP SMU/Sedrjt max25th Krj Fulltime di Royal Plz Sby L2K1/6.SMS:085203099494 945454
DCR SOPIR Pengalaman 2th, SMA, Lamaran Lkp: Vila Taman Gapura F 1 No.18 sby 945453
DCR CAPSTER Wnt H:NistinSalon Deltasari Indah AA-6%031-8555285/081913200044
KERJA PART/FUL TIME USA corp income 3-10jt/bln.Basrah 106-128.SMS:nama usia domisili.085655116867
Mendesak!! Bth Cepat 20 Staf Promo Utk Launching Buku Trbaru D SBY Jl.Ngagel Sel Ruko RMI F-29 %031-5043882
DCR 12KRYWN PRODKSI Lmrn:Jl.Muncul Pergud Surya Inti Permata G,PT GAJAH MAS
945352
945356
945375
DICARI 4 Penjahit DiTmpatkan DiPapua Hub:081248369274 Jl.Abdul Karim 73 Sby 945394
DCR OPERATOR WARNET Bisa Komp. Krm Lam Ke:Raya Baratajaya No.9 %70166088 945408
Sopir KeluargaIndonesia DiAustralia TdkGratis AdaBiaya%0877 8089 8637 Tjg19 945377
DCR TNG KASIR Min SMA Wnt Lmrn kirim ke: Psr ATOM Lt 2 Thp 2 Anugerah Permak %70901011
945379
DIBTHKAN SEGERA Sopir Antar Jemput H: Pak Win 0838.3128.0011 Wonorejosari 5
945552
945025
CR WANITA HairStylis Salon Pengalaman Jl.KesatrianSampingKodam%031-81111480
DCR ACCOUNTING U/PembukuanProyek Llsn Min.D3/S1%085733521799 Smngk Brt S-82
DICARI U/SUB:Sales-Admin-Kasir-Satpam Lam:Pasopati Jl.Ry.Darmo 1-A Sby
DICARI SOPIR DUMP TRUCK Hub:Kalianak Barat 55-A%7492363
LOW.SALESMAN PRODUK FILTER . . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25
LOW.BUTUH SEGERA . . . . . .MMMM . . .. . . . . . . 1X25
945131
PT HADENA IBU KENDEDES . . . . . . . . . . . . .1X25 ...... ..
945284
SOPIR BISA MATIC Hafal Surabaya Lmr: Rungkut Industri III/56 Sby
945031
SURABAYA
945410
PRIA SINGLE Kerja Isi Ulang Tidur Dalam Anjasmoro 29 Wistrop Waru %70392449
DIBUTUHKAN TEHNISI ELEKTRONIK Hub: Mutiara Dupak Blok F-9 Sby
PT.MJA Bth Kyw Laki2 Pekerja Keras SDSMP-SMA max30th krm ke:Jl.Wonoayu 10-11 GempolPasuruan%087853156996
942984
DCR SOPIR Pribadi Pglmn Max42Th Regency21 Blok E-6 AR.Hakim 138%08155085779
DCR SOPIR B1 & Tenaga Kerja Serabutan Laki/Wanita Lam:Raya Mulyosari No.386
945258
DCR SATPAM,Pny Mtr Sendiri Usia 20-30Th, Lmr Lsg: Margomulyo 44 Sby %7490782
Krywti Bank Jl.Ry Kali Rungkut Rk Rgkt MegahRaya M 7 Lt.3 Rere%031-83606583
945399
**BUTUH 25 Sopir Platuk Donomulyo 15/2 Surabaya % 031-91440679/082131132233
945167
945257
945205
942968
944399
BTH MKTG Lap+Toko,Mlg+Sgsr Lk Sma U.Mkn, Trsp,Kms,Mnrk%9262216,CucakRawun8B1
TKG TERANG BULAN SimC, Krj Mlm. Trunojoyo 91 (Jl Dr Sutomo) Sby
DICARI Wanita ADM Bs Komp/Laki Tng Srabutan Kend Sdri Lmr Dtg Lsg Jl.Sulung 89/D-21 Pertokoan Sulung Mas Sby 2
NGELEM 5Box UPAH 350.000+Uang Blan Bubutan 22G.H=RATNA %081938645787
PRIVATE 3Jt LSG JD PEBISNIS&PNY bisnis, DJAMIN Pilih120ush%082139968373 wyg1
945391
TKG MEBEL Finising Hlsn Brgn/Hri,TkgKy Stel PglmnMebel Srbtn31256393 RktPS1
SOPIR SimA,KULI,ADM Srbtn MinSMA Max 30th Jjr,Tgg Jwb%81558309/5355247 Dpk63
945089
945304
942674
CR SALES Kimia Pria Ada Spd Mtr Siap Target Hub:Letjen Sutoyo 41D %410500
945521
SOPIR PRIA Max.35Th Sim B1 SMA Lam Bumi Maspion Romokalisari XV/D10-12
DIBUTUHKAN Tukang Cetak Mesin AdaSit Pengalaman Hub:031-60685555 Sidosermo2
945265
945549
945551
945486
945482
945501
Dicari Operator potong utk prctakn Offset, Tenggilis Tngah Gg I/L-3,%8439575
945503
BABY SITTER DICARI PRT,Suster Hub: 081332449574 / 087854191970 J.sari 15/19
940563
Cr BbyStr PRT Prwt Jmpo D/L-Kt/Plo (GRTS) B.Ayu77595579/082142881230Brt1/37B
943001
SIDOARJO RAGAM LOWONGAN DCR Guru PAUD/PG/TK Ikut Diklat,Lsg Penempatan Jl.Polo Air H-12 SDA%8921936 940150
Dcr Krywati Kitchen Crispy Di Sun City SDA. Wnt Max.30th %70071616 Dpu 17/24
942606
DCR SOPIR SIM A,L,SMU 30th Marketing P/W SMU 27th.Jl Jenggolo 2A/24-25 Sda
945127
GAJI PRTM 900rb.Mggu Libur Pria Niat Krj di Agen Aqua Sda Kota%77324333 Cpt 945135
BUTUH SOPIR Serabutan Khusus Pengiriman Barang Pondok Mutiara No.9 Sidoarjo BTH 19 ADM,GDG,UMUM (LSG KRJA MGGU INI) P/W 17-42TH,SMU/K.HUB/SMS: BU LIA,SE %085732193121 (B.KATAMSO P7/4 WARU) 945234
941709
944431
944996
LOW.TJ . . . . . . . ..MMMMMMMM . . . . . . . . . . . 1X25
LOW TKW GRATIS . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . . . . . . ..
943997
944591
944463
SALES IKLAN(Tele&Field):Wnt,Pglmn,Ulet, sopan,Menarik,Jujur Bs MS.Office Kend Sndiri Lam Tertulis:Wilis Indah A-6 944518
BTH SGR Marketing Exec,Gj.Pokok+Bonus, Kend.sndr.Lam: Kalimantan 5 Malang 945233
RAGAM LOWONGAN
944772
944759
YAMAHA DEVINA MOTOR Bth Sales Counter Wnt Min.D3,Sopir&Office Boy Rajin Jjr Ulet LamAntarLgs:JA Suprapto 60 MLG 944783
DBTHKN WNT Min Sma 34Th u/Body Spa Htl Jl.Candi Panggung 2 Hp:082143258891 944974
DCR TENTOR Mat&B.Inggris SD-SMP Di Singosari H:Akbar Course %9417007 945035
** PETUGAS INFRASTRUKTUR ** Pria,SMK Elektro/Listrik,Usia 18-22Th Disiplin, Mau Bekerja Keras, Krm Lamaran Ke:PO BOX 179 Malang 65101 945053
CUSTOMER SERVIS/Pemasang Sticker Pria Max 30Th Chndesign Studio Jl.Kaluta 1 Mlg %565379
943802
CUSTOMER SERVIS/Penjualan,Wanita, Max 30Th Chndesign Studio Jl Kaluta 1 Mlg%565379 943805
CR KARYWN/Ti Krm Lamaran ke Ony Comp Jl Raya Sumbersari No 85 Mlg
943810
CR KRYW Jg Es.500/Bl Jl Akordion Sltn1B Tglwulung%081559537897/085230741075 943816
Bth Admin SPG&Guru TK min.SMA max24th Pglmn tdk Utama Lam:Jl.Perak 21Malang
943983
Cr:Admin,Sopir,Tukang Acrylic Sticker.Lmrn ke:IntiDsgn,Ruko Perum Permata Jingga 8
943852
KRJ SMPGN dRMH Nempel Tali Teh Upah 70rb/200Lb+Blnan PT HDN Ruko WOW A/10 Swojajar Mlg Bpk.Djuli 085815555670
943957
KRJ PART TIME Ngelem Benang teh 1ktk @70rb+ komisi PT.HDN Ruko WOW Swojjar A10 Hub NAANY 081944820799 943959
DCR SPG/B u/Toko Acc HP.SMU/Sedrjt max 25th Krj Fulltime di MOG LtG/GFS78 SMS: 081 252556646 944184
MODAL4JT JD AGEN DLM KOTA.7,5jt jd agen luarkota dpt 5usha:03418806868 Mlg1
944095
BTH SGR KARYAWAN Audio Variasi Mobil Alamat Jl.Sunandar P.Sudarmo No.55 MLG 944241
Dbthkn Mendesak u/Ktr Cab.Baru di Malang. Pss:Staff(Adm,Ksir,Gud,Recp),Gj UMR, Manage ment(SPV,Assmen,Mngr)Gj.3-5jt, Syrt:lls SMAS1,Disiplin,Bs Bekerja Team.Bw CV.Lgsg ke PT.Mandiri Group.Jl.Kol.Sugiono Ruko Gadang Regency Kav.A5 Pada Jam Kerja. Dibuka tgl.5-9 April 2013.30 Plmr Prtama Lgsg Interv 944053
LOW KARYAWAN/Ti U/ DEPOT Di Balikpapan Kaltim. PRT Jd Ada. Dpt Mkn & Mess. Min 1 Th Dpt Ongkos Trnspt PP Trima 1 Bln Gj 800rb, Ditrima Gj 1Jt. Krj Bgs Bs Naik Lg. Rajin & Jujur. Hub:%08170354876 Bln Yayasan/ Mklr. Jln.Ry DPS 713B Sby 944205
DICARI PRAMUNIAGA P/w Max30Th Min Sma/k Krm Cv ke Jl.Langsep70 Mlg Pasaroti 944061
BTH CPT S1 Sipil Str Bs Software Sipil Drafter Spl/Ars u.Proy Pandaan Krm Cv ke deserco@indo.net.id/Rusman%0813198499 88,Prapanca Raya 103 Jkt 944342
CR 12 Krywti Sma Gj Min 1Jt+Bns Lmrn ke Perdana Cell Mog Gf 25&35 Jl.Kawi
944347
LAUNDRY BTH Sopir (L) Max40Th & Krywti Jujur Jl.Candi Kalasan IV/20 Mlg
BTH SGR Kapster Salon,Ke D’Cleo Salon Jl.Danau Toba E5-21 Swjjr%08885509075 945039
ABK KPL Tuna Cumi&Pengangkut,Pemula Blh Daftar%085655589902,Eltari II/VA-10 944981
BTH ADM Tk OL, Laptop Sdr SMU. CV:Jl. Bendungan Tangga 4 Blkg ITN%0817227700 945023
BTH CPT Pnjual Roti kliling,KTP MLG,kmsi bnus %085234696883 Borobdur AgungT II/23
945046
BTH WNT u/Resto/Kafe DiMalaysia Gji Tinggi.Pisang 101 Mlg.Grts%087756848180
945090
##INTERVIEW LANGSUNG KERJA## BTH:ADM,RCP,KEU,GDG,HRD,SPV.Inc36Jt/Bl.SMP,SMU/K-S1/Pnsiunan SMS Biodata%085781227267.Priyo45 945138
STAF Kantor Notaris Wnta Single D1SH.Lam Ke:Jl.Ry.Dadaptulis Utr 65-Batu 945225
*SANGAT MENDESAK* PT.Artha Graha Group bth 29 Staf Kntr.Bw lmrn lgkp HRD,Jl.JA.Suprapto 68D Mlg(Dpn Gunung Sari Intan)10.00-15.00 Trbts
945223
INFO KERJA P/W Australia,Newzalan,Canad a Potong Gj H:Jl.Jagalan 2 No.44 Kedok-TurenMlg%082141160903
945224
### PETUGAS PRODUKSI ### Pria SMK/SMA Segala Jurusan,Usia 1823Th,Disiplin,Mau Bekerja Keras,Krm Lamr Ke: PO BOX 179 Malang 65101 945281
### DRIVER ### Pria,SMA/SMK, SIM B1, Usia Max.35Th. Pengalaman,Disiplin, Mau Bekerja Keras. Penempatan Malang, Krm Lamaran Ke: PO BOX 179 Malang 65101 945283
SERABUTAN MIN.SLTP BlmNikah Max 30Th MmilikiKndaraan Jl.Joyoagung 60%6666756
945289
DCR SGR SPG,Kasir/W,Sopir Kanvas(B1),Sales, maks35th,Pglmn Dom.Mlg.Lame:Jl.Kauman 20/A-B 945303
DCR KURIR Area Mlg,Kend Sdr,Krm Lmrn Jl.Kunta Baswara 4/24 Mlg/Al-Ghina Exp 945328
KRYW/TI Smu Max22Th Gj1Jt Counter Game Center Matos Uo7-9 Lt3,Dpn Foodcourt 945329
DICARI CEPAT!! Administrasi,Kurir,Telemar keting Lam krm Ke:SP.Sudarmo 20 945366
DIBUTUHKAN KARYAWAN/ti PT.Kas Jl.Maninjau Raya 15 Mlg %085855925463
945370
BTH SLS Spreading Fas Gj Pkok Um Bensin, Perum Bmr Ba 105 Sgs %7748328
945382
DCR LLS SMKGrafika/Sdrjt Sbg Oprtr MsCetak Lls “10-12:Jl.Tanin 1B Krglo MLG 945441
BTH PEMBANTU RmhTgga Jjr,Pglm Max 35Th Lam&Intrvw10-1Siang Jl.Betet D2 Sukun 945413
944354
945168
LOW.4 CABANG . . . . . . . . MMMM.. . . . .. . . . . . 1X25
944947
DCR TKG LAS+Cat Pagar(AdaMess)Medayu Utara 186 Sby%082141938483/031-83413000
MARKETING/MANAGERMenara Stanchard Lt.6 Hub:Cris, WalkInterview 10-17 April
945075
Cr Llsn Bisnis Adm,SLTA-D3,Wnt 19-25th. Lam:Jl.Tenaga BaruIV/10%485016
DCR PENSIUNAN/Ibu RT/Mhswa PartTime 3Jam/Hr Xtra Income 5Jt/Bl%087777708206
BTH 10 org SERIUS KerjadrRmh BsFB 1-3Jt/ Bln SMS:Nama Usia Kota%087859294384
DCR SOPIR Rmh Sktr Rngkut,Max25Th Srt Lam+Foto+KSK Ke:Rungkut Asri Tengah 28
945251
944572
ADM-KEUANGAN
MARKETING-SALES
DICARI WAITER,Cook Helper,Minuman Utk Resto Krm Lamaran Ke Kendangsari 62
945157
944570
DIBTHKAN GURU MANDARIN Diutamakan Ex.Taiwan Lamaran :Jl.Kartini No.1 MALANG
Dicari Tenaga Adm Wanita min.D3 Hub: Yayasan Pend IPIEMS Jl. Raya Menur 125
DICARI OPR Mesin Pond Kertas Pglmn Sidotopo Wetan Baru 4/99 %91072740
945249
945550
DBTH SGR KE LUAR NEGERI(Negara BAHRAIN)McDonald-Cashir(Female)50org(Female)Waiters 25org-ServiceCrew 50org -Waitres( Female) 25org PT.BINAMANDIRI %0341-323990, 347474 Jl. Kartini No.1 MLG65111
ADMIN Pglmn 3Th S1 Tgng Jwb Sanggup Krj Keras Lam Krm Ke Bandulan Gg.8B/511
945533
Srabutan Pria SIM-C &Penjahit Konfeksi %081703339055-5024293NgagelJY Tgh8/12
945248
945346
BTH SGR 5PEGAWAI BARUPri/Wnt 22Th MinSMP GjPokok,Tunjangan Bns,Komisi, Lamaran:ROLUX Di MOG Lt2 dpn APTIK SARDIO
PsgTaliTEH uph 70rb/pak.GJ Blnn+Hran. bu2tn22G H=alif%087851814579-77245269
945021
CV JAYA ABADI MAKMUR Membutuhkan Karyawan/Ti Max 50Th Ada Gaji, Komisi &Transport. Datang Bawa Lamaran Ke Jl.Dukuh Kupang Timur XII/08 Jam Kerja
KRJ SMPNGN Psg TaliTeh.Uph70rb/200Tali. PT.HDN bu2tan22G H=TATY%082337460884
945532
CR WNT S1 Akuntansi Spd Mtr Sdr Dom Sktr Rungkut Lam Lkp: Pandugo Timur I/7
SPG Wanita SMU Tgg Jawab Jjr Electra Galaxy Mal LT.1 No.163 HP.0811323594
KRJ SMPNGN PsgTaliTeh.Uph 70rb/200Tali. PT.HDN bu2tan22G H=LUNA%085837026201
942200
945523
CR KRYWAN Bag.Serabutan&Salesman Punya Sim.C Pend.SMP/SMA;Jl.Kapasan 14 Sby
DCR KURIR Sim C,Telemarketing/Marketing Lam Plaza Segi8 Blok C-862 Dpn SCTV
941626
945186
DCR Sopir Pengalaman 5Th Tahu Jatim Telp. 70701733-8411836 Kensa A-15
945520
DCR CAPSTER/HAIR DRAYSSER Leola Salon & Spa Ry Menganti Lidah Kulon 11 %087854227248
DICARI Tukang Sablon Kaos Pnglmn Bisa Plastisol, Cabut Warna, SMS Data Diri: 08983981898 / Penjaringan Asri 12
ADMIN Wnt Bs Komptr&Karywan/Ti, Utk Toko,MinSMA,Max30Th. Jl:Raden Saleh 2/B7
CARI Telemarketing,Adm,Marketing Property, lmrn: Mangga Dua B2/3 Jagir Wnkrm
945155
945516
TNG SRBTN Pria17-20Th Gj700Rb Tdr+Mkn Dlm BsSpdMtr PnyKTP/SIM%31256393 RktPS1
945019
SOPIR TRAILLER Pengalaman Sim.B2 Lamaran:Teluk Sampit No.28 Sby
941197
945166
DIBUTUHKAN TENAGA CLEANING SERVICE Laki2 U/Sby Interview & Bawa Lamarn Datang Lansng:Kedinding Lor Gading 48 Sby
KURIR SIDOARJO Punya Motor. Langsung: Raya Dharmahusada Indah F-221 Sby
DCR TEKNISI AC,KULKAS,M.Cuci&Tng Srabutan.Dukuh Setro 2/1A.CV.TOP.%71777784 940809
SELASA, 9 APRIL 2013
LOW.PT.MAHAWANGSA . . . . . . . . . . . . . . . .. .1X25
Dbthkn Opr.Msn,Las,Drafter.Min.SMK/Lk, Staff Gdng, MT Min.SMA/Pr.krm Lmrn:Jl. Raya Dadaprejo No.6 Batu 944358
Prshaan Expor Impor Cab.malang Membutuhkan 200 Staff,llsan SMA-S1 & untuk Ka.Cab llsn S2.Kirim CV Lgs ke:PT.Mandiri Group Jl.A.Yani 103A Malang%(0341)483076(kiri SMP Kartika)Pkl.10-14 pd hari kerja atau email:mandiri_group103a@yahoo.com 944365
DBTH KARYAWAN Serabutan Sim A/C Domisili Mlg Max.40Th Jl.Semanggi Timur Kav I/2 %085755485629
944557
DCR KRYAWAN u/Atlantic Movie Max.25Th P/L Komok Lam:Bukit Barisan 16 Mlg 944626
KRJ Psg Tali Teh,uph 70-350rb+tjng bln SAWOJJR.A10 h:ALI FAIZI 085745911449
944655
low. baby sitter maranatha . . MMM . . . . . . . . . .1x25
MALANG RAGAM LOWONGAN LOW JL DIGUL. . . . . . . . . MMMM. . . . . . . . . .1x25. .......
944991 945338
943214
944500
945229
LOW.SPV HOUSE . . . .MMMM . . . . . . . . . . . . . . . .1X25
LOW.KESEMPATAN BERKARIR . . . . . . . . . . . . .1X25
LOW.DIBUTUHKAN SEGERA .. . . . . . . . . . . . . . .1X25
LOW.BUTUH MENDESAK . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25
LOW.BABY SITTER . . .MMM .. . . . . . . . . . . . .. . . 1X25 944972
LOW.AFID . . . . . . . . . . .MMMMM . . . . . . . . . . .1X25
944997 945340
943860
944989
945335
LOW.BUTUH CEPAT . . . . . . .MMMM . . . . . .. . . . . .1X25
LOW.INTERVIW LANGSUNG KERJA . . . . . . . . . . . . . .1X25
LOW.DCR SGR ADMIN . .MMMM . . . . . . . . . . . . . . .1X25
943877
944995
945337
SIDOARJO
BABY SITTER
RAGAM LOWONGAN
IBU TATIK . . . . . . . . . MMMMM. . .. . . . . .. . . .. 1X25
LOW.BUTUH SEGERA IBU DINA . . . . . . . . .. .. . . 1X25
LOW.CONSUMER GOODS . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25
944420
945336
943835
944994
MULTISPORT 23
| SELASA, 9 APRIL 2013
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
Rossi Tunjukkan Taji â– Jorge Lorenzo Menangi Seri Pembuka DOHA, SURYA - Yamaha Factory Racing Team menunjukkan superioritas YZR-M1 dalam seri pembuka MotoGP Qatar dengan finis 1-2, Senin (8/4) dini hari. Lomba yang berlangsung di sirkuit internasional Losail menempuh 22 lap didominasi Jorge Lorenzo sejak start sampai finis, tanpa bisa didekati pesaingnya dari Honda. Juara dunia 2010 dan 2012 ini mengukir waktu total 42 menit 39,802 detik. Valentino Rossi yang baru kembali bersama Yamaha melengkapi prestasi merek Garputala dengan finis kedua. Di lomba ini, The Doctor yang merupakan pembalap paling tua menunjukkan tajinya dengan melibas dua pembalap Honda Dani pedrosa dan rookie Marc Marquez. Posisi ketiga ditempati pendatang baru yang juga juara Moto2 tahun lalu Marc
Marquez dari tim Repsol Honda. Pembalap asal Spanyol ini tampil sempurna dan diprediksi bakal menjadi bintang MotoGP di masa mendatang. Rekan Marques, Dani Pedrosa yang merupakan runner up tahun lalu harus puas finis di posisi keempat. "Saya tahu ini akan rumit. Saya gembira Valentino kembali ke peringkat kedua, itu bagus untuk Yamaha," kata Lorenzo kepada televisi BBC usai balapan. Mengawali penampilan di MotoGP langsung naik podium membuat Marquez gembira dengan penampilannya. "Saya membalap dengan pahlawan saya (Rossi). Ini pertarungan hebat dengan Valentino. Untuk MotoGp pertama saya ini tidak begitu buruk," kata Marquez. Ungkapan gembira juga terlontar dari Valentino Rossi. Lajang kelahiran Urbino, Italia, 34 tahun lalu yang musim ini bergabung kembali dengan Yamaha tersebut lewat kerja kerasnya melengkapi keberhasilan HASIL BALAPAN, SENIN (8/4) DINIHARI Yamaha di seri pembuka. 1. Jorge Lorenzo (Spanyol/Yamaha) 42 menit 39,802 detik. "Saya berterima kasih kepada Yamaha yang 2. Valentino Rossi (Italia/Yamaha) selisih 5,990 detik. telah memberi kesempatan kedua kali untuk 3. Marc Marquez (Spanyol/Honda) selisih 6,201 detik. berlaga di MotoGP," ungkap Rossi, seusai 4. Dani Pedrosa (Spanyol/Honda) selisih 9,473 detik. lomba. "Saya sangat senang, karena ini adalah 5. Cal Crutchlow (Inggris/Yamaha) selisih 18,764 detik. target saya untuk mencoba bisa finis podium 6. Alvaro Bautista (Spanyol/Honda) selisih 22,148 detik. di balapan pertama," lanjutnya. 7. Andrea Dovizioso (Italia/Ducati) selisih 24,355 detik. Di awal balapan, Rossi membuat kesalah8. Nicky Hayden (AS/Ducati) selisih 24,920 detik. an. Saat hendak menyalip Andrea Dovizioso 9. Andrea Iannone (Italia/Ducati) selisih 37,124 detik. di tikungan, manuvernya terlalu melebar. 10. Ben Spies (AS/Ducati) selisih 44,908 detik. Akibatnya, posisinya melorot menjadi ketujuh. Padahal, saat start dari urutan ketujuh, KLASEMEN SEMENTARA PEMBALAP ia mampu melejit menjadi keempat. Berkat dukungan performa mesin Yamaha 1. Jorge Lorenzo (Spanyol) Yamaha 25 YZR-M1 yang mumpuni, mantan pembalap 2. Valentino Rossi (Italia) Yamaha 20 Ducati ini mampu melibas satu per satu 3. Marc Marquez (Spanyol) Honda 16 lawan-lawannya. Dimulai dari Stefan Bradl 4. Dani Pedrosa (Spanyol) Honda 13 yang sampai terjatuh, korban berikutnya ada5. Cal Crutchlow (Inggris) Yamaha 11 lah pembalap satelit Yamaha, Cal Crutchlow. 6. Alvaro Bautista (Spanyol) Honda 10 Beberapa lap menjelang finis, Rossi melibas 7. Andrea Dovizioso (Italia) Ducati 9 duo Honda, Dani Pedrosa, Marquez. 8. Nicky Hayden (AS) Ducati 8 Diakuinya, dari semua lawan-lawan yang 9. Andrea Iannone (Italia) Ducati 7 dilibasnya, Rossi justru kesulitan saat meng10. Ben Spies (AS) Ducati 6 ambil alih posisi Stefan Bradl. "Paling lama AP menyalip Stefan Bradl. Saya butuh sampai YAMAHA FINIS TERDEPAN - Valentino Rossi (kiri) dan Jorge lap 8, sehingga kehilangan banyak waktu. Lorenzo usai balapan di MotoGP Qatar. Rossi finis kedua, Saat itu, saya beranggapan podium sudah Lorenzo pertama. pergi," urai Rossi. (kompas.com)
Dokter Nyatakan Chris John - Daud Yordan Layak Tanding JAKARTA, SURYA - Dokter Pusat Pengembangan Iptek dan Kesehatan Olahraga Nasional (PP-ITKON) Dr Christofer menegaskan Daud Yordan dan Chris John layak bertanding dan fit menghadapi lawan-lawannya pada 14 April mendatang. "Intinya fit dan layak tanding (Daud Yordan dan Chris John)," kata Christofer di Jakarta, Senin (8/4).
Dia mengatakan, dalam pemeriksaan kesehatan Chris John dan Daud Jordan pada Senin (8/4) pagi, kedua petinju itu di periksa enam jenis. Christofer mengatakan pemeriksaan itu terdiri dari pemeriksaan kesehatan umum, gigi, elektrokardiogram (EKG), tes darah untuk HIV dan Hepatitis B, pemeriksaan VO2max, dan Ergocycle. "Tadi (kemarin) Chris John da-
tang pukul 09.30 WIB, dan Daud jam 10.00 WIB," ujarnya. Menurut dia, dalam periksaan, ada tiga petinju lain yang diperiksa kesehatannya, yaitu Heri Amol, Sahlan Koral, dan Yohanes Yordan. Selain itu menurut Christofer, lawan bertanding Chris John dan Daud Yordan akan memeriksakan kesehatannya di PP-ITKON pada Kamis (11/4) pukul 13.00 WIB.
Dalam pemeriksaan kesehatan tersebut, tim dokter PP ITKON terdiri dari Christofer, Nyoman, Bayu Rahardian, dan Haryono. Pemenang gelar Super Champion kelas bulu WBA Chris John akan menghadapi penantangnya yaitu Satoshi Hosono asal Jepang di Senayan, Jakarta 14 April mendatang. Sementara Daud Yordan yang akan mempertahankan gelar juara dunia
FIT - Daud Yordan (kiri) dan Chris John kondisinya fit dan layak tanding, 14 April mendatang.
IBO kelas bulu melawan petinju dari Afrika, Simpewe 'V12' Vetyeka pada hari yang sama. Pertarungan melawan petinju Jepang mendatang merupakan ke-18 kali bagi Chris John untuk mempertahankan gelar juara dunia, setelah merebutnya dari tangan petinju Kolombia Oscar Leon melalui pertarungan ad-interim di Bali, 26 September 2003. (ant)
SURYA/DOK
FUTSAL MANIA
Barkla Lawan Laros FC Ricuh SURABAYA, SURYA - Bentrok Barkla melawan Laros FC dalam lanjutan Divisi I Liga Futsal Amatir (LFA) Jatim IV di Gool Futsal Mangga Dua Surabaya, Minggu (7/4) malam ricuh. Pertandingan yang dimenangi Barkla 7-3 (2-0) diwarnai keributan pemain. Akibatnya pertandingan yang kurang 35 detik tersebut sempat terhenti sekitar 10 menit. Insiden terjadi ketika pemain Barkla Iswahyudi dituding memukul pemain Laros FC, Maulana Zulqomain. Tak pelak, ulah Iswahyudi tersebut memancing emosi pemain Laros yang berada di bangku cadangan. Kebetulan, insiden tersebut terjadi di daerah pertahanan Laros. Spontan pemain Laros yang berada di bangku cadangan masuk ke lapangan memburu Iswahyudi. Beruntung, aparat keamanan yang berjumlah dua orang sigap meredakan emosi pemain. Atas insiden ini, wasit memberi kartu merah kepada Iswahyudi dan Maulana. "Mereka (Laros) yang mengawali memprovokasi. Mungkin karena kalah, sehingga mereka emosi," kata Nandri Eka, Pelatih Barkla usai pertandingan.
Kalianak FC Petik Kemenangan Dramatis
Pelatih Laros FC, Martin Setiabudi mengaku kecewa dengan kepemimpinan wasit. Menurut Martin, akibat kepemimpinan wasit yang dinilai kurang tegas, pertandingan menjadi panas. Bahkan, emosi pemain Laros tidak terkendali, sehingga permainan menjadi rusak. "Penjaga gawang Barkla (Awang Riski) mestinya dapat kartu merah, karena dia menjadi orang terakhir yang kemudian melakukan pelanggaran terhadap pemain kami," kata Martin Setiabudi usai pertandingan. Pada pertandingan ini Awang yang bermaksud mengamankan gawangnya melakukan pelanggaran terhadap pemain Laros yang sudah berhadap-hadapan dengan dia. Kekecewaan juga dilontarkan Pemilik Laros FC, Boby Mulya. Menurut Boby, kartu merah yang diberikan wasit kepada pemainnya Maulana, menyusul kericuhan yang terjadi dengan pemain Barkla Iswahyudi dinilai salah alamat. "Yang mukul itu pemain Barkla. Lha ini pemain saya yang dipukul kok juga diberi kartu merah. Sungguh aneh," kata Boby. (es) SURYA/DOK
SENIOR - Pemain senior Kalianak FC, Simon Suprapto ikut membawa timnya menang 4-2 atas Estrella Indonesia, Minggu (7/4).
HASIL PERTANDINGAN, SABTU-MINGGU (6-7/4) DIVISI I M88 UNITED BUANA MAS SUPER JUNIOR FFC ESTRELLA IFC PRAMBANAN DP BARKLA
1-2 2-4 2 - 10 0-6 2-4 4-9 7-3
KLASEMEN SEMENTARA 1. DYVY 2. KALIANAK FC 3. GREEN ARMY 4. ESTRELLA IFC 5. LAROS 6. AL IRSYAD 7. BASKHARA FC 8. BUANA MAS 9. BARKLA FC 10. FFC 11. PRAMBANAN DP 12. PCF MAHASISWA 13. M 88 UNITED 14. SUPER JUNIOR
6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6 6
DIVISI II GENLIGHT GJ FC OLYMPIC FC NS EBOLA BROTHER EAGLE KAISAR
AL IRSYAD PCF MAHASISWA GREEN ARMY BHASKARA KALIANAK DYVY LAROS FC
6 4 3 3 3 3 2 2 2 2 2 2 1 0
0 1 2 1 1 0 3 2 1 1 1 0 1 0
0 1 1 2 2 3 1 2 3 3 3 4 4 6
29-12 17-12 23-13 19-12 14-15 20-15 17-13 15-14 16-15 15-22 14-22 10-15 8-15 5-28
join facebook.com/suryaonline
18 13 11 10 10 9 9 8 7 7 7 6 4 0
KLASEMEN SEMENTARA 1. AK FC 2. EAGLE 3. HFS SPARTA 4. OLYMPIC FC 5. TIM SAR 6. WIDI REFLEKSI 7. GREAT WALL 8. KAISAR FC 9. META FUTSAL 10. NS EBOLA 11. BROTHER 12. BEKTIM 09 13. GENLIGHT 14. GJ FC 15. WW FC
2-2 1-5 5-2 1-2 5-1 2-2 1-7
6 5 6 5 5 5 6 6 6 5 6 5 5 5 6
META FUTSAL GREAT WALL BEKTIM 09 TIM SAR WW FC HFS SPARTA AK FC
5 4 4 4 4 4 3 3 2 1 1 1 1 0 0
0 1 1 0 0 0 0 0 1 1 1 1 1 1 0
1 0 1 1 1 1 3 3 3 3 4 3 3 4 6
SURABAYA, SURYA - Kemenangan Kalianak FC, 4-2 atas Estrella Indonesia Sidoarjo dalam lanjutan Divisi I Liga Futsal Amatir (LFA) Jatim IV di Gool Futsal Mangga Dua Surabaya, Minggu (7/4) cukup dramatis. Ini karena, dua gol kemenangan tim berjuluk Bengal Conk itu lahir ketika pertandingan menyisakan waktu 20 detik. Laga baru berjalan enam menit, Kalianak unggul melalui Yono. Tak mau tertinggal, Estrella bangkit dan sukses menyamakan kedudukan menjadi 1-1 lewat Fandi Monte Hidayat. Satu menit menjelang babak pertama usai, Kalianak kembali memimpin. Kali ini gol dipersembahkan Firman. Skor 2-1 untuk Kalianak menjadi skor pamungkas babak pertama. Mengawali babak kedua, Estrella mengambil inisiatif menyerang. Hasilnya, menit ke-25 Fandi kembali membuat pertandingan imbang. Gol ini diukir Fandi melalui taktik serangan balik yang seksi. Setelah lahirnya gol tersebut, pertandingan seperti akan berakhir imbang 2-2. Namun, petaka bagi Estrella terjadi di sisa
waktu 20 detik. Di kurun waktu yang sempit inilah, Kalianak memeragakan serangan balik cepat dan rancak. Agie Renata sukses merobek jala Estrella. Skor berubah 3-2 untuk Kalianak. Usai Agie merobek jala Estrella, waktu berhenti di sisa 19 detik terakhir. Artinya, Agie tepat mencetak gol di 20 detik terakhir. Sisa 19 detik memaksa Estrella memainkan power play, namun nahas tak bisa ditampik. Kiper Estrella yang berada jauh dari gawangnya, dimanfaatkan Firman yang saat itu menguasai bola di wilayah pertahanan Kalianak. Firman menendang bola dan melambung menghujam gawang Estrella. Gol keempat Kalianak ini dibarengi peluit panjang wasit tanda laga usai. Pemilik Kalianak, Samsul Hadi, mengaku, hasil ini di luar target. Pasalnya, dengan tujuh pemain dan dua kiper yang dibawa, dia menargetkan hasil seri. "Kami bisa menang berkat dewi fortuna (keberuntungan) di sisa waktu 20 detik," ucap Samsul, Minggu (7/4). Pelatih Estrella, Rulli Yanto, mengungkapkan, kekalahan ini sebagai buah dari kecerobohan timnya di sisa waktu 20 detik. (edr)
Hadi Purwanto Arsiteki Kota Surabaya 23-10 19-10 18-10 21-9 14-5 14-8 22-21 14-17 12-17 11-13 15-20 11-18 7-14 9-21 8-23
15 13 13 12 12 12 9 9 7 4 4 4 4 1 0
SURABAYA, SURYA - Pelatih Hadi 'Iwan' Purwanto dipercaya mengarsiteki tim Kota Surabaya yang dipersiapkan terjun di Porprov Jatim IV/2013 di Madiun, 23-30 Juni mendatang. Pria yang juga menjadi pelatih tim Divisi I Liga Futsal Amatir (LFA) Jatim IV, Green Army mulai bekerja, Senin (8/4). "Hari pertama, saya melakukan seleksi pemain. Saya meminta komitmen kepada pemain apakah mereka benar-benar siap membela Surabaya atau tidak," kata Iwan, Minggu (8/4) malam.
Komitmen itu kami tidak ingin dibutuhkan karena program latihan sebelum dipercaya terganggu karena menjadi arsitek Sualasan tersebut," rabaya, Iwan menjelasnya. dengar kabar banyak Sebetulnya, tim pemain tidak bisa Kota Surabaya sudah ikut latihan dengan melakukan seleksi alasan benturan kerja pemain beberapa atau kuliah. waktu lalu. Hanya "Dengan komitSURYA/DOK saja, pemain yang men ini, kami meHADI PURWANTO lolos seleksi, seringminta keseriusan pekali tidak bisa latihan main. Kalau memang benturan karena benturan kerja atau kuliah. dengan pekerjaan atau kuliah, "Yang saya dengar dari pengurus, mereka harus memilih. Sebab, kalau latihan pemain yang datang
sedikit. Kalau kondisi ini terus dibiarkan tentu hasilnya akan kurang bagus," paparnya. Iwan dipercaya menjadi arsitek Kota Surabaya menggantikan pelatih sebelumnya Reinald 'Koko' Pietersz. Seiring masuknya Iwan, posisi mantan pemain Persebaya ini menjadi asisten pelatih. Sebelum ini, Iwan sempat menangani tim Kabupaten Banyuwangi. Dengan alasan terlalu jauh, kalau melatih di Banyuwangi, Iwan memilih mundur dan ternyata bergabung dengan Kota Surabaya. (es) follow @portalsurya
Aremania
MeTro Kepincut Junda Irawan
surya.co.id | surabaya.tribunnews.com
HALAMAN 24
|
Selain membidik gelandang senior, Putu Gede, Metro FC juga membidik pemain muda bek M Junda Irawan yang sedang menekuni sepakbola di Uruguay. Bendahara Metro FC, Selamet Suyono menyatakan manajemen sudah menjalin komunikasi dengan kedua pemain itu. Dia memastikan peluang keduanya merapat ke Stadion Kanjuruhan sangat besar. “Mungkin 90 persen mereka siap bergabung,” kata Selamet, Senin (8/4). Selamet mengakui usia Putu Gede memang sudah cukup tua bagi pesepakbola yakni 39 tahun. Tapi Metro FC butuh peranan pemain yang mengayomi pemain lain. “Tidak hanya di lapangan saja. Di luar lapangan pun butuh peranan pemain seperti Putu Gede,” tambahnya. (jay)
| SELASA, 9 APRIL 2013
Gurning Keluhkan Kondisi Merjosari
Arema Siap Menang
MALANG, surya - Pelatih Arema LPI, Abdurahman Gurning mengeluhkan kondisi lapangan Merjosari yang biasa digunakan timnya berlatih selama ini. Menurutnya, Singo Edan dan kawan-kawan harusnya lebih sering berlatih di Stadion Gajayana yang memenuhi standar ketimbang lapangan Merjosari. Dalam penilaian Gurning, lapangan di sebelah barat Pasar Merjosari ini tidak layak untuk latihan yang bersifat game internal ataupun uji coba. Menurutnya bila dipaksakan bertanding atau uji coba di Lapangan Merjosari tujuan latihan yang diharapkan tidak akan tecapai. Gurning juga khawatir kondisi anak asuhnya yang cedera jika memaksakan bermain di lapangan ini. Apalagi Herman Romansyah dkk harus bertanding melawan Persepar Palangkaraya, Minggu (14/4) nanti. “Lapangan Merjosari kurang bagus. Kalau kering, tanahnya sangat keras. Kalau hujan, tanahnya becek,” kata Gurning, Senin (8/4). Dia berharap tim besutannya bisa menggelar uji coba di Stadion Gajayana. Bila manajemen tidak bisa mengusahakan laga uji coba di stadion milik Pemkot Malang tersebut, Gurning terpaksa menggelar uji coba di Lapangan Merjosari. “Kemungkinan Kamis ini kami akan uji coba. Kami cari lawan yang ringan saja,” tambahnya. Pemilihan lawan yang ringan hanya untuk meningkatkan semangat anak asuhnya. Dengan mampu mengemas kemenangan, tim besutannya akan termotivasi memetik kemenangan di laga kontra Persepar nanti. “Saya hanya ingin meningkatkan semangat anakanak,” terangnya. (jay)
■ Teknis dan Mental Sudah 100 Persen MALANG, surya - Pelatih Arema Cronous, Rahmad Darmawan (RD) memastikan pasukan Singo Edan siap untuk tampil maksimal saat menjamu Persepam Madura United, Rabu (10/4) besok. Persiapan teknis, seperti strategi dan motivasi pemain dirasanya sudah cukup. “Sekarang saya hanya perlu menjaga performa, mental, dan motivasi anak-anak,” kata RD, Senin (8/4). RD sendiri tidak banyak mengumbar taktik apa yang akan diusungnya untuk menghadapi Persepam. Ia hanya menekankan pentingnya pemain bermain disiplin dalam menjaga zona masing-masing. Selain itu, RD juga menitikberatkan pada permainan menekan dengan tidak memberikan ruang bagi lawan untuk mengembangkan permaianannya. “Jangan memberi ruang terlalu lebar di lapangan. Tanpa kewaspadaan tinggi, tim akan selalu repot,” kata RD. “Selain itu, kami harus antisipasi kecepatan menyerang Persepam,” tambahnya. RD sendiri tidak memberikan latihan khusus bagi pemainnya pada latihan kemarin. Pemain hanya menjalani latihan game internal. Latihan juga meliputi pematangan proses penyelesaian akhir dari skema umpan silang atau tendangan sudut. Latihan penyelesaian akhir oleh para striker memang terus dimatangkan. RD mungkin memprediksi Persepam memilih bermain bertahan dengan menumpuk gelandang dan pemain belakang dengan harapan bisa mencuri poin di Kanjuruhan. Dalam latihan kemarin, striker Sunarto mulai terlihat ikut berlatih. Pemilik nomor punggung 15 ini
sudah ikut dalam latihan game internal. Sunarto sebelumnya lama absen karena mengalami cedera lutut. Namun mengenai apakah ia akan tampil melawan Persepam, RD belum bisa memberikan jawaban. Sunarto sendiri merasa sudah fit dan siap diturunkan. “Kalau nanti dimainkan, saya siap. Setelah main di ujicoba kemarin, saya semakin percaya diri,” kata Sunarto. Tidak Full Team
Persepam kemungkinan tidak diperkuat dua pemain andalnya di Stadion Kanjuruhan, Rabu besok. Gelandang Zaenal Arif kemungkinan absen karena dilaporkan cedera hamstring. Sedangkan gelandang Ishak Jober kena sanksi akumulasi kartu kuning. Meski kemungkinan tampil tanpa dua pemain pilarnya, RD kualitas permainan Persekam yang dilatih daniel Roekito tidak akan banyak berkurang. Apalagi striker Ali Khadaffi yang sempat absen di beberapa laga sudah bisa diterjunkan. “Persepam bukan hanya Zaenal. Lihat saja nanti seperti apa pemain yang akan menggantikannya,” kata mantan pelatih Persija Jakarta ini. RD menilai masuknya Khadaffi mengembalikan roh tim kebanggaan Kacongmania tersebut. (jay)
SIAP Tempur - Cristian Gonzales, striker Arema Cronous mengontrol bola dalam latihan di Stadion Gajayana Malang. Gonzales dkk diharapkan mampu menjaga performa dan mental jelang menghadapi Persepam Madura United dalam lanjutan Liga Super Indonesia 10 April 2013 nanti.
surya/hayu yudha prabowo
Sunarto Berharap Tampil SIAP BERMAIN - Sunarto (kanan) berharap bisa tampil saat Arema menjamu Persepam Madura United.
surya/hayu yudha prabowo
Battle of Gustavo Gresik, surya - Derby Jatim antara dua tetangga dekat, Persegres Gresik United melawan tamunya, Persela Lamongan, dipastikan belangsung panas dan penuh gengsi. Persela mengusung ambisi meraih poin sempurna pada
lanjutan Liga Super Indonesia (LSI) di Stadion Petrokimia, Gresik, Selasa (9/4) sore. Sebaliknya, Persegres pun tidak mau kehilangan harga diri di depan pendukungnya, Ultrasmania, apalagi mereka mendapat
Sudah hampir dua bulan ini striker Arema Cronous, Sunarto absen memperkuat tim karena cedera. Namun pemain asal Kecamatan Pakis Kabupaten Malang ini mulai kembali fit. Suanarto pun bertekad bisa masuk line up tim besutan Rahmad Darmawan untuk laga melawan Persepam Madura United Rabu (10/4) di Stadion Kanjuruhan. Pemain yang sudah mengemas empat gol ini mengaku semakin percaya diri bertanding bersama Singo Edan. Saat RD tidak mem-
PERSEGRES
vs
PERSELA
SELASA (09/04) polesan singkat dari pelatih baru, Widodo C Putro. Laskar Joko Samudro tentunya siap melawan tamunya yang berjulukan hampir sama, Laskar Joko Tingkir meski salah satu pilar lini belakang, Park Chul-hyung, absen karena akumulasi kartu. Yang menarik, selain menjadi arena ‘Perang Dua Joko, derby Jatim ini juga akan menyuguhkan Battle of Gustavos. Pasalnya, lini tengah kedua tim diperkuat gelandang berpengaruh yang memiliki nama depan ‘Gustavo’. Di Persegres, nama Gustavo C h e n a yang menjadi andalan tim untuk mengobrak-abrik pertahanan lawan. Dari kubu Persela, gelandang tangguh Gustavo Lopez juga akan diplot sebagai kreator serangan untuk meneror pertahanan Persegres. Dan kedua pemain ini sama-sama menjabat kapten tim (Chena pernah menjadi kapten Persegres di awal musim). Kedua pemain juga
boyongnya dalam laga kontra Persita Tangerang lalu, Sunarto sudah sempat merasakan suasana pertandingan. Pemain yang tidak ikut diboyong wajib melakoni laga ujicoba kontra tim Korcam Wajak. “Meski hanya uji coba dan bermain dihadapan penonton sangat sedikit, mental bertanding saya sudah tumbuh. Saya siap untuk bermain,” kata pemilik julukan Sunartorres ini, Senin (8/4/20). Peluang pemilik nomor punggung 15 ini merumput masih terbuka lebar.
berasal dari Argentina. Yang penting lagi, kedua tim sudah tahu permainan lawannya karena Chena dan Park adalah mantan pemain Persela, bahkan Widodo pun pernah melatih Khoirul Huda dkk. Pengetahuan mengenai Persela menjadi salah satu modal Widodo untuk memetakan kekuatan Gustavo Lopez dkk. “Saya kenal karakter beberapa pemain Persela. Jimmy Suparno dan Samsul Arif pernah saya latih. Mereka pemain berbahaya dan harus diredam,” tegas Widodo kepada Surya, Senin (8/4). “Tim ini masih labil. Cara memenangi laga lawan Persela adalah dengan pressing tinggi,” lanjutnya. Pelatih caretaker Persela, Didik Ludiyanto, mengaku mengenali permainan Persegres sekaligus tahu cara menjinakkannya. “Persegres tim bagus. Di sana ada pemain-pemain berbahaya. Sebut saja Chena, Shohei Matsunaga, Aldo Barreto, dan Siswanto. Tetapi kami sudah punya jurus untuk mengantisipasi pergerakan mereka,” tegasnya. Ditambahkan Didik, Persela boleh kalah dari tim besar mana pun, asalkan bukan Persegres. “Kalah dari tim besar mana pun boleh. Yang penting jangan kalah dari tetangga dekat,” ucap Didik. (edr)
perang saudara - Gustavo Chena (kiri) dan Gustavo Lopez, pernah bermain bersama di Persela. Sore ini akan bentrok sebagai rival dengan Persegres.
Sunarto memiliki waktu sehari untuk menunjukan kemampuan terbaiknya dalam latihan. Bila dia mampu bersaing dengan pemain lainnya, dipastikan pelatih akan memasukan ke line up. Pelatih Rahmad Darmanan (RD) sendiri belum memastikan komposisi pemain yang akan diturunkannya. Ia memilih hingga hari H unuk menentukan daftar 11 pemain inti, “Saya perlu melihat sampai besok untuk persaingan menuju line up. Karena semua pemain memiliki peluang yang sama,” kata RD. (jay)
surya/hayu yudha Prabowo
TIDAK STANDAR - Brono Casmir berlatih di Lapangan Merjosari yang kondisinya tidak standar, yakni rumputnya tinggi dan memiliki permukaan tanah yang keras.
surya/hayu yudha prabowo
SIAPKAN Uji COBA - Kim Jeffery Kurniawan, gelandang Persema Malang dkk dijadwalkan menjalani uji coba untuk perisapan melawan Persijap Jepara 13 April 2013 dalam lanjuta Liga Prima Indonesia.
Gelar Uji Coba Sebelum Jamu Persijap MALANG, surya - Waktu empat hari sebelum menjamu Persijap Jepara pada 13 April 2013 akan dimanfaatkan pelatih carateker Persema, Rudi Hariantoko untuk uji coba. Rencananya uji coba akan digelar pada Rabu (10/4) nanti. Tapi Rudi belum menemukan lawan tanding yang siap diajak ujicoba. Tiga tim Divisi Utama PSSI Pengcab Kota Malang dibidik untuk uji coba. Yaitu PS Djagung, PS UMM, dan PS Gajayana. “Saya akan segera hubungi tim-tim itu. Saya cari yang siap
saja,” kata Rudi, Senin (8/4). Ujicoba ini sebagai bagian dari latihan kombinasi yang sudah dilakukan sejak tiga hari terakhir. Terbatasnya waktu membuat mantan pemain Arema ini harus mengombinasikan antara latihan fisik, ball feelling, dan kerjasama tim. “Saya ingin melihat perkembangan tim. Waktu sangat terbatas sehingga semua harus dilakukan secara efektif,” tambahnya. Rudi sendiri sampai saat ini belum meningkatkan durasi latihan tim besutannya. Saat memimpin latihan di Lapang-
an Abdulrachman Saleh tadi pagi, latihan tim Laskar Ken Arok tetap berlangsung selama 90 menit. Padahal selama dipimpin Slave Radovski, M Kamri dkk biasa latihan diatas 120 menit. Tapi Rudi sudah mulai memanaskan mesin strategi yang akan diterapkan dalam laga kontra Persijap nanti. Dalam latihan itu, tim digenjot mengatasi serangan dari berbagai sisi. “Saya juga ingin melihat kemampuan bertahan anakanak dalam ujicoba nanti,” terang Rudi. (jay)
surya/erfan hazransyah
join facebook.com/suryaonline
follow @portalsurya
Bal-balan Cak surya.co.id
HALAMAN 24
|
surabaya.tribunnews.com
| SELASA, 9 APRIL 2013
Perkiraan Pemain
■ Persegres
■ Persegres: Agung Prasetyo; Sasa Zecevic,
Lan Bastian, Supandi, Kacung Munip; Gustavo Chena, Achmad Sembiring, Agus Indra, Shohei Matsunaga; Siswanto, Aldo Barreto.
Ingin Pertahankan Gengsi
gresik, surya - Derby Jatim antara dua tetangga dekat, Persegres Gresik United melawan tamunya, Persela Lamongan, dipastikan penuh aroma gengsi dan panas meski terkesan tahu sama tahu. Persela mengusung ambisi meraih poin sempurna pada lanjutan Liga Super Indonesia (LSI) di Stadion Petrokimia, Gresik, Selasa (9/4) sore. Sebaliknya, Persegres pun tidak mau kehilangan harga diri di depan pendukungnya, Ultrasmania, apalagi mereka mendapat polesan singkat dari pelatih baru, Widodo C Putro. Laskar Joko Samudro tentunya siap melawan tamunya yang berjulukan hampir sama, Laskar Joko Tingkir meski salah satu pilar lini belakang, Park Chul-hyung, absen karena akumulasi kartu. Yang menarik, selain menjadi arena ‘Perang Dua Joko, derby Jatim ini juga akan menyuguhkan Battle of Gustavos. Pasalnya, lini tengah kedua tim diperkuat gelandang berpengaruh yang memiliki nama depan ‘Gustavo’.
■ Persela: Khoirul Huda; Roman Golian, Han Sang Min, Dedi Indra, Dhanu Rosadhe; Gustavo Lopez, Jimmy Suparno, Oh In-Kyun; Zaenal Arifin, Mario Costas, Samsul Arif.
Di Persegres, nama Gustavo Chena diprediksi menjadi andalan tim untuk mengobrak-abrik pertahanan lawan meskipun performa Chena akhir-akhir ini labil. Dari kubu Persela, gelandang tangguh Gustavo Lopez juga akan diplot sebagai kreator serangan untuk meneror pertahanan Persegres. Dan kedua pemain ini samasama menjabat kapten tim (Chena pernah menjadi kapten Persegres di awal musim). Kedua pemain juga berasal dari Argentina. Yang penting lagi, kedua tim sudah tahu permainan lawannya karena Chena dan Park adalah mantan pemain Persela, bahkan Widodo pun pernah melatih Khoirul Huda dkk. Pengetahuan mengenai Persela menjadi salah satu modal Widodo untuk memetakan kekuatan Gustavo Lopez dkk. "Saya kenal karakter beberapa pemain Persela. Jimmy Suparno dan Samsul Arif pernah saya latih. Mereka pemain berbahaya dan harus diredam," tegas Widodo kepada Surya, Senin (8/4). Fokus dan konsentrasi permainan Persegres diprioritaskan demi mengamankan poin sempurna di kandang. "Anakanak harus bermain bagus dan menang," ucap Widodo. "Tim ini masih labil. Cara memenangi laga lawan Persela adalah dengan pressing tinggi. Dalam sepak bola
Battle of
GUSTAVOS
perang saudara - Gustavo Chena (kiri) dan Gustavo Lopez, pernah bermain bersama di Persela. Sore ini akan bentrok sebagai rival dengan Persegres. surya/erfan hazransyah
Widodo Harus Satukan Visi Pemain DEBUT Widodo ketika melatih bersama Persegres langsung dihadapkan tugas berat melawan Persela. Mantan pemain Petrokimia Putra Gresik ini tidak menutupi bahwa para pemain Persegres memiliki kualitas yang bagus. Hanya, semua pemain belum satu visi. Pada sesi latihan di Stadion Petrokimia Gresik, Senin (8/4) pagi, Widodo juga memompa motivasi para pemain serta mengingatkan pentingnya satu visi dalam permainan. "Kualitas teknis para pemain bagus. Namun visi dan misi mereka belum seirama. Perbedaan visi dan misi inilah yang harus disamakan," tegas Widodo kepada Surya. Kualitas pemain yang bagus, bagi Widodo, akan percuma jika tidak didasari kesamaan visi dan misi dalam pertandingan dan di luar pertandingan. Widodo mencontohkan, bagaimana visi para gelandang Persegres yang ternyata belum menyatu dengan striker Aldo Barreto. Visi permainan dalam sebuah pertandingan diperlukan, agar strategi berja-
tatap muka - Widodo C Putro (tengah) saat memberi briefing dalam latihan Persegres, Senin (8/4) pagi. surya/eko darmoko
lan bagus. "Gelandang dan pemain lain harus tahu posisi Aldo dan striker lain. Pergerakan striker sebagai calon pencetak gol harus dipahami," kata Widodo. Pemahaman seperti inilah yang harus dimengerti para pemain saat menjamu Per-
sela nanti. Meski tahu mengenai Persela, Widodo mengingatkan bahwa setiap tim selalu berkembang seiring waktu. "Persela pastinya juga berkembang, berbeda dengan ketika saya pegang. Strateginya pun pasti berubah," kata Widodo. (edr)
Tim Bajul Ijo Diminta Tetap Solid surabaya, surya - Manajemen Persebaya Surabaya meminta para pemain tetap menjaga kekompakan dan selalu solid meski baru ditinggalkan pengelolanya, Gede Widiade. Mundurnya Gede yang juga CEO Persebaya ini memang mengancam kelangsungan Tim Bajul Ijo di kompetisi Liga Prima Indonesia (LPI). Permintaan agar Erol Iba dkk tetap solid dilontarkan Cholid Ghoromah. Direktur PT Persebaya Indonesia (PT PI) itu berharap para pemain dari tim
legendaris asal Surabaya itu tetap kuat dan tidak ada yang berniat keluar dari tim. “Semuanya jangan khawatir, saya berharap Persebaya tetap utuh," sebut Cholid, Senin (8/4). Ditambahkan Cholid, mundurnya Gede jangan membuat tim terpengaruh. Dia menegaskan, Persebaya berkomitmen terus bermain di kompetisi LPI musim ini. Demi kelangsungan Persebaya, Cholid akan mengumpulkan pemain di Sura-
surya/erfan hazransyah
jaga kredibilitas - Bagi Alain N'kong dkk, eksistensi Persebaya Surabaya menjadi alasan terakhir agar tetap dipercaya suporter. join facebook.com/suryaonline
modern, pressing adalah cara ampuh untuk menguasai pertandingan. Dalam pertandingan, waktu dan ruang akan terasa sempit makanya dibutuhkan pressing tinggi," papar Widodo. Widodo kemungkinan merotasi jabatan kapten yang dipegang Chena. Beberapa nama seperti Sasa Zecevic, Aldo Barreto, Shohei Matsunaga dan Agus Indra Kurniawan dipertimbangkan. "Kami belum putuskan. Yang jelas semuanya berpeluang jadi kapten," ucap Widodo. Sebaliknya pelatih caretaker Persela, Didik Ludiyanto, masih mengandalkan duet Samsul Arif dan Mario Costas. Dua pemain ini tercatat paling subur di Persela. “Kalau mereka siap main, akan saya turunkan,” ujar Didik Didik mengaku mengenali permainan Persegres sekaligus tahu cara menjinakkannya. “Persegres tim bagus. Di sana ada pemain-pemain berbahaya. Sebut saja Chena, Shohei Matsunaga, Aldo Barreto, dan Siswanto. Tetapi kami sudah punya jurus untuk mengantisipasi pergerakan mereka,” tegasnya. Ditambahkan Didik, Persela boleh kalah dari tim besar mana pun, asalkan bukan Persegres. “Kalah dari tim besar mana pun boleh. Yang penting jangan kalah dari tetangga dekat,” ucap Didik. (edr)
baya, Selasa, (9/4/). “Kami harap pemain tidak ada yang pulang. Pada hari itu, kami akan melakukan pertemuan dan membahas kelanjutan Persebaya,” jelas Cholid. PT PI juga mulai melakukan pertemuan dengan petinggi konsorsium yaitu PT Pengelola Persebaya Indonesia (PT PPI) di Jakarta, Senin, (8/4). Dan hasil pertemuan itu yang nanti akan disampaikan kepada para pemain dan pelatih. Cholid mengakui, Persebaya kehilangan Gede. “Saya memahami perasaan Pak Gede. Dia orang baik yang berpegang prinsip. Dia juga sudah banyak berkorban dengan mendanai tim," ucap Cholid. Cholid menjelaskan, Persebaya sudah terbiasa mengalami pergantian pengurus. Sehingga mundurnya Gede merupakan hal wajar dan diyakini tidak akan mempengaruhi tim. “Sudah sering, Persebaya dilanda konflik. Saya yakin ada solusi terbaik. Saya yakin tim tetap eksis,”beber Cholid. Begitu Gede mundur, Jumat (5/4) lalu, keutuhan tim terancam. Sedikitnya tiga pemain ingin pindah ke klub lain. Tiga pemain Persebaya yang berancang-ancang hengkang itu adalah Aulia Ardli, Ryan Wahyu dan Rivelino Ardiles. (fat)
Tetap Fight Tanpa Kehadiran Suporter SECARA teknis, komposisi Persela sedikit lebih lengkap ketimbang Persegres karena tidak ada pemain inti yang absen. Ini hanya sedikit modal Persela karena faktor lain yang tidak kalah penting adalah suporter. Kepolisian Gresik dan panpel Persegres melarang LA Mania – sebutan suporter Persela – datang ke Stadion Petrokimia Gresik untuk mencegah friksi para pendukung kedua tim. Ini berpengaruh bagi skuad asuhan Didik Ludiyanto. Diakui Didik, ketidakhadiran suporter memberi pengaruh karena LA Mania seperti pemain kedua belas bagi mereka. "Selama ini suporter membuat anak-anak tampil maksimal," terang Didik. Bagaimana pun, Persela mencoba memetik sisi positifnya. “Ya ini kan untuk kebaikan semua, dan kita harus mematuhinya. Yang jelas, dengan atau tanpa dukungan suporter, kami harus tetap fight,” tambahnya. Di laga ini, kedua tim berusaha
ujian - Didik Ludiyanto harus membuktikan kapasitasnya sebagai arsitek muda yang kreatif.
persela for surya
menampilkan diri secara sempurna dengan menurunkan skuad terbaiknya. Bagi Didik, dengan atau tanpa suporter Persela harus tetap bermain all-out karena targetnya memperbaiki posisi di klasemen LSI.
Hadapi Persebo Tanpa Penonton surabaya, surya - Keinginan Persebaya DU untuk kembali bermain dengan dukungan suporter di lanjutan kompetisi Divisi Utama Liga Indonesia, belum terpenuhi. Uston Nawawi dkk masih harus bermain tanpa penonton saat menjamu Persebo Bondowoso pada tutup putaran pertama Grup III di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Rabu (10/4). Ketua panitia pelaksana (panpel) Persebaya DU, Baso Juherman menuturkan, Polrestabes Surabaya hanya memberi rekomendasi laga Persebaya DU kontra Persebo dilangsungkan di Surabaya. "Pertandingan lawan Persebo masih tanpa penonton, tadi pagi (Senin, 8/4) saya hubungi Pak Khoirul Anam (Kasubbag Ops Polrestabes Surabaya)," tutur Baso kepada Surya, Senin (8/4). Polrestabes belum mengizinkan pertandingan nanti dihadiri penonton, lanjut Baso, karena Polda Jatim yang belum mencabut surat pelarangan pertandingan sepak bola di Jatim. "Katanya belum ada pencabutan surat Polda, jadi tidak boleh ada penonton," jelas Baso. Bagi Persebaya DU, ini me-
surya/erfan hazransyah
tanpa sorakan - Persebaya DU (berkostum hijau) akan menutup putaran pertama tanpa sorak-sorai penonton. rupakan laga kedua home tanpa penonton. Ketika menghadapi Perseba Super Bangkalan, 2 April lalu, Persebaya DU juga tidak mendapat dukungan penonton. Kemudian saat melawan Deltras Sidoarjo di Stadion Sasana Krida Akademi Angkatan Udara (AAU) Jogjakarta, 6 April, juga tidak dihadiri suporter. Kendati begitu, Persebaya DU yakin bisa mengamankan sangka sempurna. Stadion GBT sudah terkenal angker bagi tim tamu. "Saya percaya dengan tim, pemain memiliki
semangat tinggi merebut kemenangan di setiap pertandingan. Kemenangan tetap menjadi target kami," terang Amran Said Ali, asisten manajer Persebaya DU. Persebaya DU sudah tiga kali melakoni home di Stadion GBT. Dan mereka selalu menang, yakni menjegal Persekam Metro FC Malang 5-1, menghantam Persid Jember 2-0 dan menggelontor Perseba 5-2. "Kami memang sudah juara di putaran pertama, tetapi tidak ingin dipermalukan tamu. Kami ingin tim memantapkan posisinya di puncak klasemen," ujar Amran. (fat)
Saat ini Persegres dan Persela sama-sama mengoleksi 14 poin namun Persela sedikit di atas tuan rumah yaitu peringkat 12. Pantas bila laga ini akan benturan hebat antara dua tim yang ingin merangkak ke posisi atas klasemen. (edr)
Siap Rombak Deltras sidoarjo, surya - Deltras Sidoarjo menunggu bergulirnya putaran kedua Grup III Divisi Utama Liga Indonesia, dengan cemas dan getir. Pasalnya, di dua laga terakhir putaran pertama, The Losbter menelan kekalahan. Ironisnya, kekalahan ini dialami Jefri Dwi Hadi dkk di kandangnya sendiri. Deltras kalah 1-3 dari tim tamu PSBK Blitar di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, 30 Maret, kemudian 1-3 dari Persebaya DU, 6 April. Usai dikalahkan Persebaya DU, muncul wacana bahwa Deltras akan menggoyang posisi Djoko Susilo sebagai pelatih. Djoko dinilai gagal mengantarkan Deltras ke empat besar klasemen sementara Grup III. Manajer Deltras, Dicky Hartanto, tak menampik wacana itu. Namun manajemen perlu melakukan evaluasi. “Ada evaluasi dan perombakan, tetapi belum dilakukan,” ucap Dicky. Usai dikalahkan Persebaya DU, Deltras diliburkan, untuk memberikan istirahat yang cukup kepada pemain. “Latihan dimulai Kamis (11/4),” ucap Djoko. (edr) follow @portalsurya