TUGAS BESAR - PERSIAPAN SEBELUM KE LEMKA (LEMBAGA KALIGRAFI)

Page 1

KETENTUAN UJI COBA PROSES PEMBUATAN KARYA KALIGRAFI

Uji Kelayakan Niat Melanjutkan Studi Kursus ke LEMAKA (Lembaga Kaligrafi - Suka Bumi) Untuk Adi Rian Ristianto

Created by: Asep Rohman Hidayat | S.Ars

PROLOG & PESAN

Untuk meraih sesuatu yang tidak kita miliki, perlu di imbangi oleh sebuah keinginan yang kuat, ketekunan, tekat, kerja keras, cucuran keringat, dan hal yang sulit lain. Demikian hal nya dalam dunia kaligrafi. Berdasarkan pengalamanku, belajar kaligrafi adalah seni yang unik tetapi membutuhkan konsistensi dan latihan yang banyak. misalnya pada kasus kala itu aku belum terbiasa menulis tulisan arabic, aku merasa sangat iri kepada teman-teman yang bisa menulis tulisan arab sangat bagus dan rapi.

Dengan adanya alasan ini aku pun mulai bertekad melatih kaidah tulisan, mulai dari metode penarikan huruf sudut-sudut dan lekukan yang dihasilkan, hingga pada cara merangkai menjadi sebuah kalimat yang baku. Kurang lebih setiap malam aku selalu latihan menulis, ketika istirahat aku latihan, ketika jam kosong aku latihan, ketika waktu senggang di siang hari aku latihan. Sampai-sampai aku merasa gila pergi kemana-mana selalu membawa HVS kuning, sebutir rosam, serta tinta. Alhasil dari semua usahaku yang belum terlalu lama (2 tahunan), aku pun bisa mengikuti perlombaan kaligrafi di tingkat kecamatan.

Dari cerita itu, bukan maksudku memamerkan kehebatanku dalam menulis arabic, tetapi rasa ingin terus belajar menjadi lebih baik adalah kunci menjadi pemenang. meski belum menang dalam lomba, setidaknya aku bisa memenangkan waktu gabutku dengan hal-hal yang produktif.

Pesannya, setidaknya kalau kamu bersungguh-sungguh dan dibarengi niat pantang menyerah pasti bakal bisa masuk di LEMKA [Lembaga Kaligrafi] atau bahkan bisa lebih sukses dari aku. Dan teruntuk tugas besar kali ini kamu nggak usah banyak tanya tentang tujuan dan maksudnya gimana. aku cuma pingin lihat karyamu, dan dari situ bakal terlihat sebesar apa niatmu dalam berkaligrafi.

Buatlah 5 karya kaligrafi dengan ketentuan sebagai berikut: >> 1 karya mushaf >> 1 karya dekorasi >> 2 karya naskah (naskah wajib & naskah pilihan) >> 1 kaligrafi kontemporer (gaya bebas & bermakna) Keterengan lebih lanjut terkait deskripsi akan di
berikutnya.
sebagai berikut: * 24 - 25 Desember ( lembaran ini dikirim) * 26 Desember 2022 - 26 Februari 2023 (proses pengerjaan) * 27 Februari 2023 (lembaran karya harus/ wajib udah lengkap dan udah ada tanpa alasan apapun) --> hasilnya dikumpulkan ke mama & ayah TUGAS BESAR “
sampaikan pada lembar
Semua karya wajib siap selama dua bulan. Adapun jadwal
PEMBUATAN KARYA KALIGRAFI Adapun ketentuan dalam pembuatan 1. Menggunakan media kertas karton atau triplek 2. Nggak terima
seperti
3. Harus
4.
Kaligrafi atau yang biasa disebut dengan Khat adalah karya seni tata merangkai huruf-huruf arab sehingga menjadi kalimat yang indah. Dalam tugas besar ini, kamu hanya perlu membuat karya dan mencontoh beberapa gambar yang ada. Untuk mempermudah sudah aku berikan buku panduan. Tugas besarnya adalah Adi diminta memberikan 5 karya terbaiknya sesuai dengan ketentuan dan waktu yang telah disepakati sebelumnya. ATURAN
alasan,
tinta habis, cat habis, atau kertas ketumpahan air.
ngikutin kaidah yang ada di buku.
Gunakan uang sendiri. Biasakan habiskan uang buat hal-hal yang positif, dan mendukung tujuan kamu ke depan, bukan cuma hal-hal yang percuma.

Hiasan mushaf adalah jenis tulisan naski yang dihias pada sisi-sisinya. Yang jelas dari contoh-contoh yang aku kasih coba dilihat sekiranya gimana mereka bisa buat ornamen kaya gitu.

wajib sesuai kaidah naski…..!

(Silahkan pilih salah satu dari surat di bawah ini untuk dibuat ke dalam sebuah karya) Hiasan mushaf 1. Al insyiroh 1-8 2. Alfatihah 3. Al insyiqoq 6-12 4. Ar rahman 1-6 5. An naba 1-11 6. Al fatihah 7. Al-Baqarah 255 8. Al furqan 1-2 1PENULISAN KARYA MUSHAF
Karya
Inget
KARYA MUSHAF Hiasan Mushaf MTQ [1] Hiasan Mushaf MTQ [2] Hiasan Mushaf MTQ [3]
CONTOH
KARYA MUSHAF Hiasan Mushaf MTQ [4] Hiasan Mushaf MTQ [5] Hiasan Mushaf MTQ [6]
CONTOH
CONTOH KARYA MUSHAF Hiasan Mushaf MTQ [7] & [8] Contoh mal/ cetakan [1] Contoh mal/ cetakan [2]
2PENULISAN KARYA DEKORASI Karya dekorasi adalah karya yang paling rumit karena banyak pakai jenis tulisan, jadi harap berhati-hati dalam memilih tulisan. Terus jangan lupa jenis tulisan yang tercantum pada karya jenis ini, berjumlah 5 – 7 jenis tulisan. Ingat tetap prioritaskan kaidah tulisan…! (Silahkan pilih salah satu dari surat di bawah ini untuk dibuat ke dalam sebuah karya) Karya Dekorasi 1. Hud 117-119 2. Al kahfi 109-110 3. Al ankabut 62-63 4. An nur 55 5. An nur 55 6. Al-Baqarah 255 7. Ali Imron 193-194 8. An naba 31-37
KARYA DEKORASI Dekorasi MTQ [1] Dekorasi MTQ [2] Dekorasi MTQ [3]
CONTOH
KARYA DEKORASI Dekorasi MTQ [4] Dekorasi MTQ [5] Dekorasi MTQ [6]
CONTOH

CONTOH KARYA DEKORASI

Dekorasi MTQ [7] Dekorasi MTQ [8]
3
Karya naskah wajib adalah karya yang berjenis hitam putih. Dan sudah menjadi kewajiban menggunakan jenis tulisan naski.
kreatif dan wajib sesuai dengan kaidah …..! (Silahkan pilih salah satu dari surat di bawah ini untuk dibuat ke
lam sebuah karya) Naskah wajib 1. Al-Baqarah 255 2. Yusuf 50-52 3. Al ahzab 40-42
PENULISAN KARYA NASKAH WAJIB
Jadi jangan lupa
da-

CONTOH KARYA NASKAH WAJIB

Naskah wajib MTQ [1]

CONTOH KARYA NASKAH WAJIB

Naskah wajib MTQ [2]

CONTOH KARYA NASKAH WAJIB

[3]
Naskah wajib MTQ
PENULISAN KARYA NASKAH PILIHAN 4 Karya naskah pilihan adalah penggunaan jenis 6 jenis tulisan (tanpa naski). Biasanya tulisan yang ada di dalam sebuah karya jenis ini berjumlah 4 – 6 jenis tulisan. Jadi jangan lupa sama kaidah penulisan….! (Silahkan pilih salah satu dari surat di bawah ini untuk dibuat ke dalam sebuah karya) Naskah pilihan 1. Al-Baqarah 255 2. Almaidah 36-37 3. An nur 26-27 4. Al-Baqarah 25 5. Al-Baqarah 25 6. An nur 26-37 7. An naml 76-80
Naskah pilihan MTQ [3] Naskah pilihan MTQ [2] Naskah pilihan MTQ [1]
KARYA NASKAH PILIHAN
CONTOH
Naskah pilihan MTQ [5] Naskah pilihan MTQ [4]
KARYA NASKAH PILIHAN
CONTOH
[6] Naskah
[7]
Naskah pilihan MTQ
pilihan MTQ
CONTOH KARYA NASKAH PILIHAN

PENULISAN KARYA KONTEMPORER

Karya kontemporer adalah karya yang menyangkutkan makna arti dari ayat ke dalam sebuah gambar. Simpelnya apa yang kamu gambar bersangkutan dengan makna dari ayat yang kamu pilih. Nggak ada ketentuan pasti, tapi biasanya di gambar pakai warna-warni. Kategori ini nggak ada kaidah mutlak harus pakai jenis tulisan apa, yang terpenting adalah keterpautan makna surah dan gambar, itu saja. (Silahkan pilih salah satu dari surat di bawah ini untuk dibuat ke dalam sebuah karya)

5
Kontemporer 1. az zariyat 49 2. Al hijr 16 3. Hud 112 4. Az zariyat 20-21 5. Al furqan 54
Karya kontemporer MTQ [1] Karya kontemporer MTQ [2] Karya kontemporer MTQ [3] CONTOH KARYA KONTEMPORER
Karya kontemporer MTQ [4] Karya kontemporer MTQ [5] Karya kontemporer bebas [6] CONTOH KARYA KONTEMPORER
Selama Kamu Hidup, Nggak Pernah Ada Kata Bodoh & Lemah Akalnya, Kamu Tau Kenapa? Karena Selama Kamu Tidur Akal & Otak Akan Terus Berkerja Ngejalanin Darah, Paru-Paru Dan Semacamnya Yang Ada Di Dalam Badanmu. Yang Jadi Pertanyaan, Apakah Kamu Masih Ngebatasin Diri Kamu Dengan Kemalasan? Atau Kamu Cuma Ngeluh SanaSini Karena Punya Ingatan Lemah? Anehnya Tiba-Tiba Kamu Dengan Gampangnya Ngebatasin Otak dan Bilang Nggak Mampu Mikir? Sumpah Si, Seajaib Itu Struktur Otak Masih Kamu Remehkan?

Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.