Edisi 3237 Tahun X

Page 1

18 Halaman Langganan: 022-7334980 SMS: 0816601002 Langganan Rp 28.000

RABU , 11 MARET 2009

IKLAN: 022-7334980 (Hunting)

REDAKSI: 022-70803888

NO. 3237 TAHUN X

Heryawan Ajukan Dana Rp 52 M

Husein Disiapkan untuk Airbus

JAKARTA, TRIBUN - Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan telah mengajukan dana ke pemerintah pusat sebesar Rp 52 miliar untuk membenahi Bandara Husein Sastranegara Bandung, Selasa (10/3). Pemerintah provinsi berencana akan membenahi runway, taxiway, serta apron bandara tersebut dalam waktu dekat. “Kita ingin ada peningkatan pengerasan taxiway, runway, dan apron dari pcn 37 menjadi pcn 45,” ujar Heryawan seusai bertemu dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Selasa (10/3). Rencananya, pengerasan runway, taxiway dan apron akan dilakukan di sepanjang 2.220 meter dengan lebar 45 meter.

Menurut Heryawan, pembenahan tersebut agar bandara Husein dapat didarati pesawat jenis Airbus A 320 dengan bobot maksimal 72 ton. Tidak hanya itu, kata Heryawan, bandara Husein bisa menjadi bandara internasional, yang menghubu-

ngkan Bandung ke Singapura, Thailand, Malaysia dan negara-negara lain. “Kita minta dana stimulus atau dana yang tersedia di Angkasa Pura II lewat Menteri Perhubungan sebe

ke halaman 11

Berbagi Dana untuk Tol Cisumdawu JAKARTA, TRIBUN - Menanggulangi sepinya peminat, pemerintah pusat dan pemerintah daerah Jawa Barat akhirnya berbagi peran untuk membiayai proyek tol Cileunyi-SumedangDawuan (Cisumdawu). Proyek sepanjang 60 Km ini akan didanai pemerintah

Man United

pusat 50 persen, dan pemerintah daerah Jawa Barat senilai 50 persen. Hal ini terungkap dari setelah Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan bertemu dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla di Istana

Kamis (12/3), pukul 02.30 WIB

Tembok Pasar Banceuy Ambruk

BANDUNG, TRIBUN - Lima orang tertimpa tembok bangunan Pasar Sentiong atau Pasar Banceuy, di Jalan Banceuy, Selasa (10/3) siang sekitar pukul 12.30. Para korban dibawa ke Rumah Sakit Kebonjati karena menderita luka-luka. Seorang korban, Surati (39) menuturkan, saat kejadian dirinya tengah melayani pembeli jamu di

penentu kemenangan. Saat melawan Newcastle United dalam lanjutan Liga Premier, gol striker asal Bulgaria ini menjadi penentu kemenangan The Red Devils. “Dia pemain dengan tipe berbeda dengan yang kami

Inter Milan 0-0 Man United

Rule of the game Man United lolos jika menang Inter Milan lolos jika menang atau

seri di atas 0-0 imbang Setan Merah dengan skor 1-1. Adu penalti jika ke halaman 11 Manajer MU, Sir Alex Ferskor kembali 0-0 guson, yakin timnya bisa memenuhi syarat KOMUNITAS mulak tersebut. Dan pria berusia 67 tahun memiliki feeling striker Dimitar Berbatov akan mencetak gol AWALNYA hanya lima Oleh Kisdiantoro orang. Berselang beberapa menit setelah Yudha P buku Album Bandung Sunandar (23), Catur Tempo Dulu, karya Neng Suswoyo (25), Bayu Sudarsono Katam. (22), Halda Aditia (25), dan Di dalamnya ada begitu Tegil (27) berkumpul di banyak catatan sejarah sebuah tanah lapang di Kota Bandung zaman depan SMAN 5 Bandung, dulu. Termasuk berbagai Seni Oktaviani (21) dan bangunan penting yang Karina Selliani (20) datang. berdiri di tepi jalan Sembari menunggu kawasan Taman Lalu teman-teman komunitas Lintas Kota Bandung yang bloger Batagor (Bandung kini berganti dengan Kota Bloger) yang lain, nama-nama pulau di mereka membuka-buka

sekitar lokasi. Setelah itu, ia berniat pergi dan hendak membawa bakul jamu. “Saya tidak dengar apaapa. Tiba-tiba ada batu bata yang menimpa kepala saya,” tuturnya di Unit Gawat Darurat RS Kebonjati. Akibat terkena batu bata, kepala bagian kirinya mengeluarkan darah. Ia lalu ditolong oleh warga yang ada di sekitar kejadian dan dilarikan

ke rumah sakit. Korban lain, Taufik Hidayat (25) mengatakan, saat kejadian ia tengah mengambil batu bata yang ada di bangunan pasar tersebut. Pasar Banceuy sudah beberapa waktu dikosongkan karena akan direnovasi. Pedagangnya untuk sementara

ke halaman 11

Darmawati Menangis Hartanya Mau Disita

Hasil leg pertama:

vs I n t e r M i l a n

LIVE ON

Suaranya Seperti Tabrakan

ke halaman 11

Fergie: Berbatov Cetak Gol Penentu DUA tim raksasa Eropa, Manchester United dan Inter Milan, akan melakoni partai hidup mati di Stadion Old Trafford, Kamis (12/3) dini hari. Kedua tim memiliki peluang sama untuk lolos ke babak perempatfinal Liga Champions setelah pada leg pertama 16 besar bermain imbang 0-0 di Giuseppe Meazza, Milan, pekan lalu. MU sebagai tuan rumah wajib memenangkan laga panas ini. Sedangkan Inter Milan minimal menahan

TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA

ROBOH - Petugas memasang garis polisi di lokasi robohnya bangunan di Jalan Banceuy, Bandung, Selasa (10/3). Robohnya bangunan ini disebabkan sudah berumur. Kejadian yang terjadi sekitar pukul 12.00 mengakibatkan lima orang mengalami luka-luka.

Diperiksa KPK Bersama Abdul Hadi JAKARTA, TRIBUN - Sebuah mobil tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tiba di gedung KPK sekitar pukul 14.20, Selasa (10/3). Satu persatu para penumpangnya turun dari dalam mobil dan digiring oleh sejumlah petugas.

Dua orang di antaranya adalah pria yang tidak lain adalah anggota DPR RI dari fraksi Partai Amanat Nasional (PAN) Abdul Hadi Djamal dan Hontjo Kurniawan, Komisaris PT Kurnia Jaya Wirabakti. Menyusul kemudian seorang wanita

cantik berkulit putih dan tinggi semampai. Dia tidak lain adalah Darmawati Dareho alias Wati yang merupakan Kabag Tata Usaha Distrik Navigasi Kelas I Tanjung Priok De

ke halaman 11

Keliling Indonesia di Jalanan Kota Bandung Indonesia. “Ini dia pusat keramaian di Bandung tempo dulu,” kata Catur menunjuk sebuah bangunan yang mirip dengan bangunan Kodiklat TNI AD di Jalan Aceh. Sebelum menjadi pusat kegiatan militer, bagunan tersebut bernama Jaarbeurs. Kalau dibandingkan dengan sekarang, bangunan itu memiliki fungsi

ke halaman 11

TRIBUN JABAR/KISDIANTORO

BELAJAR SEJARAH Sejumlah komunitas bloger Batagor (Bandung Kota Bloger) melakukan kopi darat dengan jalan-jalan di sejumlah jalan yang benama pulau-pulau di Indonesia, Selasa (9/3).


2 RABU, 11 MARET 2009

JAKARTA

Sebelas ABK Indonesia Menjadi Korban

JURU Bicara Departemen Luar Negeri Teuku Faizasyah membenarkan 11 anak buah kapal (ABK) asal Indonesia menjadi korban dalam tabrakan kapal Orchid Pia, yang berbendera Korea Selatan dan Cygnus Ace, kapal berbendera Panama, di perairan Izu Oshima,

Jepang, Selasa (10/3). Sembilan ABK di antaranya berada di kapal Korsel, dan dua lainnya di kapal Panama. Kecelakaan ini menyebabkan Orchid tenggelam. Hingga kini, Deplu masih terus berusaha menghimpun informasi dari otoritas Jepang. “Sejauh

ini kami telah mengantongi nama-namanya. Semuanya laki-laki. Tapi masih belum etis untuk disebutkan,” ujarnya di Ruang Pancasila Deplu, Jakarta, Selasa (10/3) . Juru Bicara Penjaga Pantai Hidefumi Onouemengatakan kapal Korsel seberat 4.255 ton itu

mengangkut peralatan baja dalam perjalanan pulang sementara kapal Panama menuju pelabuhan Aichi, 200 km barat lokasi tabrakan. “Ketika tabrakan terjadi pagi hari, jarak pandang wilayah itu sangat buruk karena hujan,” jelas Onoue. (Kompas.com)

KOLOMBO

Bom Meledak Saat Perayaan Maulid Nabi SEDIKITNYA 10 orang tewas dan puluhan lainnya terluka termasuk Menteri Telekomunikasi Sri Lanka dalam ledakan di Srilanka Selatan, Selasa (10/3). Ledakan itu terjadi di depan sebuah mesjid di Godapitiya di distrik Matara, sekitar 160 kilometer di selatan ibukota Kolombo, saat perayaan memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW berlangsung. “Enam menteri ada di sana dan para teroris menggunakan kesempatan ini untuk membunuh mereka. Hanya

seorang menteri, Mahinda Wijesekara yang cedera. Tujuh jenazah kemudian ditemukan di tempat kejadian,” kata Menteri Sumberdaya Minyak A.H.M. Fowzie kepada pers. Pemerintah Srilanka menuding gerilyawan Macan Tamil sebagai otak teror ini. Ledakan ini juga menunjukkan Macan Tamil masih memiliki kekuatan untuk melawan pemerintah. Sedikitnya 70.000 orang tewas dalam konflik Srilanka selama 25 tahun itu. (ant/rtr)

Rusli Pojokkan Besan SBY

Paskah Mengeluh Uang Kurang JAKARTA, TRIBUN - Posisi mantan Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Aulia Pohan yang juga besan Presiden SBY makin terjepit. Saksi mantan Kepala Biro BI Surabaya Rusli Simanjuntak yang telah divonis 4,5 tahun penjara, menyebut Aulia Pohan lah yang menyuruh dirinya berkoordinasi dengan anggota dewan dalam penyelesaian secara politis kasus BLBI di DPR. Aulia Pohan pula yang menyetujui pencairan dana Rp 31,5 miliar yang selanjutnya diserahkan ke anggota DPR yakni Anthony Zeidra Abidin dan Hamka Yamdhu. Pengakuan tersebut disampaikan Rusli Simanjuntak saat bersaksi untuk empat terdakwa yakni mantan Deputi Gubernur BI Aulia Thantowi Pohan, Maman H Somantri, Bunbunan EJ Hutapea, dan Aslim Tadjuddin di Pengadilan Tipikor, Ja-

karta, Selasa (10/3). Rusli mengatakan, setelah rapat dengar pendapat (RDP) antara BI dengan Komisi IX DPR RI pada bulan Mei 2003, dirinya diminta Aulia Pohan menjalin komunikasi intensif dengan anggota DPR untuk penyelesaian BLBI secara politis. Hasil pertemuan dengan anggota DPR Anthony Zeidra Abidin yang isinya meminta agar BI menyediakan dana Rp 15 miliar pun, dilaporkan Rusli ke Aulia Pohan. “Untuk penyelesaian BLBI di DPR, dibutuhkan dana sosialisasi Rp 15 miliar. Lalu saya sampaikan ke terdakwa I (Aulia Pohan). Terdakwa I menyetujui yang kemudian saya tindak lanjuti dengan pengajuan catatan permohonan keuangan,” tegas Rusli. Catatan permohonan persetujuan penggunaan dana

Permohonan Banding Ditolak PERMOHONAN banding mantan Kepala Bank Indonesia Biro Surabaya, Rusli Simanjuntak ditolak Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta. Namun Rusli belum memutuskan akan meminta kasasi. “Belum tahu, belum baca putusannnya,” ujar Rusli di Pengadilan Tipikor, kemarin. Rusli sebelumnya

divonis pengadilan tipikor dengan hukuman penjara 4 tahun. Saat banding, PT justru menambah hukuman 6 bulan penjara, menjadi 4,5 tahun. Nasib baik justru memihak rekannya, mantan direktur hukum BI Oey Hoey Tiong. Divonis sama dengan Rusli, Oey justru diturunkan 6 bulan oleh PT. (dtc)

YPPI tersebut selanjutnya diserahkan Rusli ke Aulia selaku Ketua Dewan Pengawas YPPI dan Deputi Direktur BI. Selanjutnya, berdasarkan disposisi Aulia, Rusli mengajukan ke pengurus YPPI untuk pencairan Rp 15 miliar pada 27 Juni 2003 dan 15 Juli 2003 masing-masing Rp 7,5 miliar. Pencairan uang Rp 16,5 miliar ke DPR, dilakukan Rusli pada 18 September dan 4 Desember 2003. Uang tersebut, diserahkan Rusli untuk biaya amandemen UU BI. Rusli juga mengaku pernah bertemu mantan anggota komisi IX Paskah Suzetta. Pada pertemuan itu, Paskah disebut mengeluh perihal duit yang diterimanya. “Uang yang sampai ke Paskah hanya Rp 24 miliar,” ujar Rusli. Keluhan itu disampaikan Paskah di Hotel Le Meridien pada 2005. Hadir dalam pertemuan itu Burhanuddin Abdullah, Lukifathul, Lukman Bunyamin, dan Hamka Yandhu. Rusli mengaku heran dengan keluhan itu terlebih saat diminta Paskah berkoordinasi dengan Hamka. Padahal, dirinya bersama Asnar Ashari selama lima tahap, telah menyetor uang Rp 31,5 miliar kepada Hamka dan Anthony Zeidra Abidin. “Padahal Hamka ada pada setiap penerimaan,” pungkasnya. (Persda Network/yls/dtc)

PERSDANETWORK/BIAN HARNANSA

SIDANG SAKSI - Mantan Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) Aulia Pohan (kiri) mendengarkan keterangan mantan Kepala Biro BI Surabaya, Rusli Simanjuntak pada sidang lanjutan di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Selasa (10/3).

Jaksa Tolak Eksepsi Danny dan Ijuddin JAKARTA, TRIBUN - Tim jaksa penuntut umum (JPU) KPK menolak seluruh eksepsi atau nota keberatan yang diajukan terdakwa mantan Gubernur Jawa Barat Danny Setiawan dan mantan Kepala Biro Pengendalian Program Propinsi Jabar Ijuddin Budhyana. JPU KPK yang dipimpin KMS Ronni tetap menyatakan, surat dakwan telah memenuhi syarat formil dan materiil. Terhadap keterlibatan Danny Setiawan, Ijuddin, Wahyu Kurnia (mantan Kepala Biro Perencanaan), dan Yusuf Setiawan (rekanan) dalam perkara dugaan korupsi pada pengadaan mobil pemadam kebakaran, alat berat dan mobil ambulans di Provinsi Jabar tahun 2003 dan 2004 akan dibuktikan di persidangan. Penolakan JPU KPK tersebut ter-

... terkesan seolah-olah yang akan dibela dalam perkara ini bukan perkara terdakwa Danny Setiawan, melainkan Yusuf Setiawan. KMS RONNI Jaksa Penuntut Umum KPK

tuang dalam tanggapan atas eksepsi terdakwa yang dibacakan jaksa KMS Ronni dan Ketut Sumedana di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Selasa (8/3). Menurut KMS Ronni, setelah tim JPU membaca eksepsi kuasa hukum Danny Setiawan, secara substantif sangat membingungkan karena lebih menonjolkan fakta perbuatan Yusuf Setiawan sebagai Direktur PT Setia Jaya Mobilindo dan Hengky Kurniawan (buron) sebagai Direktur PT Istana Sarana Raya. “Sehingga, terkesan seolah-olah yang akan dibela dalam perkara ini bukan perkara terdakwa Danny Setiawan,

melainkan Yusuf Setiawan. Padahal, JPU tidak mengurai fakta perbuatan Yusuf Setiawan karena disidangkan secara terpisah,” tegas KMS Ronni. Terhadap eksepsi Danny Setiawan yang menyatakan penerapan pasal 55 ayat 1 kesatu UU KUHP menjadi kabur karena tidak menarik keterlibatan Pemimpin Pelaksana Kegiatan (Pinlak) Komariah dan Ketua Panitia Pengadaan Mobil Pemadam Kebakaran, Alat Berat dan Mobil Ambulans Sukmana, adalah alasan yang keliru. Sedangkan terhadap eksepsi dari kuasa hukum Ijuddin Budhyana yang menegaskan kliennya -berdasarkan keterangan saksi ketika diperiksa KPK- hanya terima Rp 230 juta, bukan Rp 2,280 miliar seperti dakwaan jaksa, JPU menyatakan hal itu harus dibuktikan di persidangan. Rabu pekan depan, majelis hakim yang dipimpin Moefri akan membacakan putusan sela. Yang isinya, apakah persidangan Danny Setiawan Cs ini dapat dilanjutkan atau tidak. (Persda Network/yls)



4 RABU, 11 MARET 2009

SBY Minta Suku Bunga Turun Yang Egois Tak Kunjung Turunkan Bunga Pinjaman Hari ini Dibahas di Rapat Kabinet Terbatas Saya tahu (bank) ada kehati-hatian. Tapi jangan melihat ke dalam (diri bank) saja, lihat juga keluar. Ini agar policy BI yang tepat diikuti, dan bisa membawa manfaat bagi kita semua Susilo Bambang Y udhoyono Yudhoyono Presiden RI

JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) kembali menyerukan industri perbankan Tanah Air untuk segera menurunkan suku bunga pinjaman menyusul langkah Bank Indonesia (BI) yang telah beberapa kali menurunkan suku bunga acuan BI rate-nya yang saat ini berada di level 7,75 persen. SBY bahkan secara khusus akan membahas masalah ini pada rapat kabinet terbatas yang akan diselenggarakan Rabu (11/ 3) ini di kantor Kepresidenan. Saat membuka Sidang Dewan Pleno Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) di Jakarta, Selasa (10/3) sore, SBY mengatakan, sepuluh hari lalu dirinya pernah membahas penurunan suku bunga kredit ini secara khusus dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla, pimpinan BI dan Menteri Keuangan Sri Mulyani. SBY menilai, perbankan cenderung lambat dalam merespon isyarat BI untuk menurunkan bunga pinjamannya. Sebelumnya DPP HIPMI juga telah mengeluarkan pernyataan resmi himbauan ke kalangan perbankan agar menurunkan suku bunga pinjaman demi menghidupkan sektor riil yang sedang terpuruk oleh hantaman krisis ekonomi. “Saya mendukung HIPMI agar suku bunga BI Rate yang sudah diterjunkan, perbankan harus mengikutinya,” kata SBY. SBY menambahkan, penurunan bunga kredit akan sangat membantu perekonomian Indonesia yang saat ini tengah diguncang dampak krisis ekonomi yang episentrumnya berada di Amerika Serikat. “Saya tahu (bank) ada kehatihatian. Tapi jangan melihat ke dalam (diri bank) saja, lihat juga keluar. Ini agar policy BI yang tepat diikuti, dan bisa membawa manfaat bagi kita semua,” tegas SBY.

Penurunan BI rate sebesar 50 basis poin dari 8,25 persen menjadi 7,75 persen pekan lalu mengejutkan para pelaku pasar yang semula hanya memprediksi penurunan BI rate sebesar 25 basis poin (0,25 persen. Penurunan BI rate ini bahkan juga mengejutkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI). Indeks langsung menguat. Saham-saham perbankan yang belakangan mengalami tekanan harga, kembali diburu investor sehingga menjadi penggerak utama kenaikan indeks. Pada penutupan perdagangan Rabu (4/3) lalu, indeks naik 24,564 poin atau 1,94 persen menjadi 1.289,38. Ini meru-

pakan penguatan indeks kedua dalam pekan ini setelah Selasa lalu naik 0,69 persen dan pada Senin anjlok 2,28 persen. Sayangnya, penurunan suku bunga acuan BI ini tak sertamerta membuat suku bunga kredit perbankan ikut turun. Sejumlah bank besar justru masih pikir-pikir untuk menurunkan suku bunga pinjamannya. Alasannya, mereka masih harus memperhitungkan biaya dana (cost of fund), biaya operasi, margin keuntungan, dan premi risiko. Akibatnya, bank terlihat begitu seret dalam menurunkan suku bunga pinjaman. Ketua Umum HIPMI Erwin Aksa mempertanyakan sikap perbankan yang seperti itu. “Kami pengusaha tidak mengharapkan sesuatu yang berlebihan. Perbankan tidak harus menurunkan suku bunga kredit di luar batas kemampuannya,” ujar Erwin.(Persda Network/ade)

Turun Cuma 0,5 Persen DA TA terbaru Bank Indonesia DAT (BI) menyebutkan, secara umum perbankan telah menurunkan suku bunga pinjaman dan tabungan sekitar 50 basis poin atau 0,5 persen pada pekan ini. BI menilai, penurunan suku bunga ini sebagai respon langkah BI menurunkan suku bunga acuan BI rate sebesar 0,5 persen menjadi 7,75 persen. Direktur Direktorat Penelitian dan Pengaturan Perbankan BI Halim Alamsyah di Jakarta mengatakan, industri perbankan butuh waktu tiga sampai enam bulan untuk menyesuaikan suku bunganya. “Memang penurunannya masih pelan. Ada yang bisa cepat (menurunkan bunga) dan ada yang tidak (bisa cepat),” kata Halim. Data suku bunga kredit

perbankan per akhir Desember 2008 berada di level 14,2 persen, turun 0,27 persen menjadi 13,93 persen pekan lalu. Bunga deposito rupiah berjangka satu bulan per Desember 2008 juga turun menjadi 8,32 persen. Menurut Halim, penurunan bunga bank tergantung kebijakan masing-masing bank dan disesuaikan dengan komposisi dana pihak ketiga (DPK) bank bersangkutan. “Penurunan suku bunga kredit tidak bisa cepat. Ini memang belum, tapi trennya akan turun,” jelas Halim. Dia menambahkan, penurunan suku bunga bank terutama suku bunga kredit umumnya lebih cepat dilakukan bank-bank milik pemerintah (BUMN) dibandingkan (aco) perbankan swasta.(aco)

Data Bunga Kredit Bank BANK DESEMBER 2008 Bank Swasta 15,73 persen Bank BUMN 12,95 persen BPD 11,86 persen Bank Asing 12,97 persen Bank Campuran 14,49 persen

MARET 2009 TURUN 15,53 persen 0,2 persen 12,75 persen 0,2 persen 11,54 persen 0,32 persen 12,23 persen 0,74 persen 13,05 persen 1,44 persen

SUMBER : BANK INDONESIA, 10 MARET 2009 (PERSDA NETWORK/ACO)

Danamon Salurkan Rp 11 Triliun JAKARTA - Bank Danamon Tbk melalui divisi Danamon Simpan Pinjam (DSP)-nya selama 2008 lalu menyalurkan pinjaman sekitar Rp 11 triliun ke sektor usaha mikro-kecil melalui 1.049 jaringan unit layanannya di Indonesia. Nilai penyaluran ini mewakili sekitar 16 persen total kredit Bank Danamon. Business Head Self Employed Mass Market Bank Danamon Minhari Handikusuma dalam rilis tertulisnya kepada Persda, Selasa (10/3) menyebutkan, pinjaman tersebut disalurkan melalui beberapa paket kredit. Diantaranya, pinjaman modal usaha/investasi dengan nilai Rp 50 juta hingga Rp 500 juta per debitur, pinjaman rekening koran dengan nilai hingga Rp 500 juta dan pinjaman solusi modal berupa pinjaman tanpa jaminan dengan nilai pinjaman hingga Rp 50 juta. Menandai lima tahun beroperasinya, DSP merilis produk tabungan yang diberi nama Si Pinter. Produk ini, lanjut Minhari, diluncurkan untuk membudayakan tradisi menabung di masyarakat. Selama ini, masyarakat pedesaan masih terbiasa dengan menyimpan uang di rumah atau di tempat yang tidak aman.(Persda Network/aco)

Saham Matahari Selamat JAKARTA - PT Matahari Putra Prima Tbk sepertinya akan terhindari dari ancaman sanksi penghapusan sahamnya dari papan perdagangan di lantai Bursa Efek Indonesia (BEI) menyusul dugaan terjadinya benturan terhadap ketentuan pasar modal mengenai pencatatan saham berantai alias chain listing dalam transaksi Matahari dengan perusahaan terafiliasinya di grup Lippo, Multipolar. Otoritas Bursa Efek Indonesia (BEI) kabarnya tidak akan memberlakukan ketentuan sanksi chain listing terhadap perusahaan yang bergerak di bisnis ritel pakaian jadi tersebut. Alasannya, Matahari selamat karena sudah terdaftar sebagai emiten di lantai bursa sejak 1997. Sementara, aturan chain listing yang tercantum dalam keputusan direksi Bursa Efek Jakarta Nomor: Kep305/BEJ/07-2004 baru diterbitkan pada 19 Juli 2004. Aturan tersebut ditandatangani Direktur Utama Bursa Efek Jakarta (BEJ) Erry Firmansyah dan Direktur Pencatatan BEJ Harry Wiguna.(Persda Network/ugi)

KONTAN/CHEPPY A MUCHLIS

SUKU BUNGA - Suku bunga acuan sudah dari Bank Indonesia atau BI rate turun 150 basis poin dalm tiga bulan terakhir. namun perbankan umum belum juga tergerak menurunkan beban bunga kredit. Membandalnya perbankan mengundang reaksi keras dan kecaman dari preisiden Susilo Bambang Yudhoyono. Suasana pelayanan nasabah di kantor cabang utama Bank Mandiri, Jakarta baru-baru ini.

Qtel Makin Mantap Kuasai Indosat JAKARTA - Setelah melalui proses panjang, Qatar Telecommunication (Qtel) akhirnya resmi menguasai 65 persen saham di operator seluler terbesar kedua di Indonesia, PT Indosat Tbk. Hal ini terjadi setelah Qtel menyelesaikan transaksi pembelian saham tambahan sebanyak 1.314 miliar lembar. “Benar, Qtel sudah melakukan tender offer terhadap Indosat. Jadi prosesnya sudah selesai,” kata salah satu komisaris Indosat, Rachmad Gobel, saat dihubungi wartawan di Jakarta, Selasa (10/3). Dengan demikian, kelompok usaha telekomunikasi asal Timur Tengah itu makin mantap posisinya sebagai pemegang saham terbesar di Indosat.

Berdasarkan keterangan pers yang diterima di Jakarta kemarin, Qtel menyelesaikan pembelian saham tambahan 1.314 miliar lembar melalui dua penawaran tender terbuka alias tender offer secara serentak di Indonesia dan Amerika Serikat (AS). Keberhasilan tender offer ini membuat porsi saham Qtel di Indosat naik dari semula dari 40,81 persen menjadi 65 persen. Tender offer oleh Qtel berakhir serentak 18 Februari lalu di Jakarta dan New York. Pada penutupan penawaran 2,314 miliar saham Seri B Indosat (termasuk saham Seri B yang mendasar American Depositary Shares) telah ditawarkan secara sah dan tidak ditarik kembali.

Penawaran ini jauh melampaui jumlah maksimum saham Indosat tambahan yang dapat dibeli Qtel dalam tender offer ini yang dibatasi pada 1.314 miliar saham atau sekitar 24,19 persen dari total saham Indosat yang telah diterbitkan dan beredar di publik. Akibat berlebihnya jumlah penawaran, Qtel mengumumkan faktor proporsional sekitar 56,54 persen. Berdasarkan angka ini, menerima pembelian 1.314 miliar saham Indosat atas dasar pro rata dari semua pemegang saham yang melakukan penawaran. Saham yang ditenderkan yang tidak diterima telah dikembalikan pada para pemegang saham.(Persda Network/ewa)

Sekolah Unggulan


5 RABU, 11 MARET 2009

sorot

Derita Euis KABAR tak mengenakkan itu kembali berembus melewati celah-celah sempit telinga yang sudah beku dijejali berita politik, kampanye, dan kriminal. Seorang pembantu rumah tangga asal Ngamprah, Kabupaten Bandung Barat, Euis Mulyati, menjadi korban kekerasan majikan, di MACHMUD MUBAROK Batam. Wartawan Tribun Selama empat tahun bekerja, Euis hanya bisa makan nasi basi. Tak sepeser pun uang atau gaji dikantongi. Tidur pun Euis bersama dua kawannya dari Sukabumi dan Jawa harus rela di sebuah ruangan bawah tanah. Malah empat bulan terakhir, Euis sama sekali tidak diberi makan. Sungguh terlalu. Majikan Euis menyamakan derajat kemanusiaan Euis dengan hewan. Kini tubuh Euis kering kerontang bak mayat hidup. Ia divonis menderita kekurangan gizi, baik protein maupun vitamin. Seandainya orang Arab Saudi, Malaysia, atau Singapura membaca dan mendengar berita ini, sudah pasti mereka akan tertawa: ternyata sama saja, di Indonesia juga terjadi tindak kekerasan terhadap pembantu rumah tangga. Malah lebih parah, karena pelakunya sesama orang Indonesia. Penderitaan Euis ini ibarat kado buruk di Hari Perempuan Internasional yang diperingati kemarin. Kasus Euis menambah tebal buku catatan kasus pelanggaran hak pekerja perempuan oleh majikannya. Kondisi ini juga menunjukkan di negeri ini masih bercokol mentalitas penjajahterjajah, mentalitas feodal yang mengagungkan status sosial antara bangsawan dan cacah. Hubungan patron-klien seperti ini lebih mirip perbudakan dan perhambaan yang tersamarkan. Bayangkan saja, selama empat tahun bekerja, keringat Euis tak dibayar sepeser pun. Sungguh, seandainya si majikan ini mengamalkan ajaran Nabi Muhammad, tak akan terjadi peristiwa memilukan ini. “Bayarlah upah orang-orang yang bekerja padamu sebelum keringat mereka mengering.” Artinya, kalau membayar upah setelah keringat mengering, apalagi bertahuntahun tak membayarkan upah, jelas si majikan itu telah berbuat zalim. Derita Euis sesungguhnya derita kaum perempuan yang tak berdaya menghadapi kuasa ekonomi. Perempuan masih menjadi tulang punggung ekonomi keluarga. Tengok berapa banyak wanita muda dari Cianjur, Sukabumi, Kabupaten Bandung, yang bertekad menjadi tenaga kerja di negeri Timur Tengah atau Malaysia. Gemerincing ringgit ataupun riyal sungguh menggoda mereka. Tentu, karenakemiskinan telah membelenggu mereka sedemikian rupa sehingga satu-satunya jalan untuk terbebaskan dari kemiskinan adalah menjual tenaga di negeri jiran. Ketertinggalan dalam hal pendidikan dan kekurangan dalam hal ekonomi menjadi faktor penyebab utama para perempuan ini memilih jalan singkat untuk perbaikan hidup. Inilah yang seharusnya menjadi langkah para pemimpin dan wakil rakyat sehari-hari. Bekerja keras untuk seluas-luasnya kemakmuran rakyat. Kesejahteraan tak hanya kata-kata, apalagi hanya corong saat kampanye, tapi harus ada bukti nyata. Jangan menunggu muncul Euis-Euis yang lain untuk membuktikan kiprah menyejahterakan masyarakat. (*)

Panjang tulisan maksimum 4.000 karakter. Materi dikirim via e-mail opini@tribunjabar.co.id, atau kirim langsung ke redaksi Tribun Jabar di Jalan Malabar No 5 Bandung menggunakan CD atau disket. Sertakan foto diri, fotokopi identitas yang masih berlaku, dan nomor telepon yang bisa dihubungi.

Malagizi Mahasiswa

Perantauan RAY MARCH SYAHADAT Mahasiswa Agronomi dan Hortikultura Institut Pertanian Bogor

ILUSTRASI:BOYKE S

MENJADI

mahasiswa perantauan memang tidak mudah. Jika mahasiswa “biasa”, dalam hal ini bukan mahasiswa perantauan, hanya mendapat kesibukan yang tanpa henti akibat tugas-tugas tak kunjung selesai, waktu tidur kurang, dan dipacu untuk belajar, mahasiswa perantauan lain. Selain hal-hal di atas, mereka juga harus mengatur segala sesuatu sendiri dan tentunya harus pintar pula mengatur uang. Berbicara masalah keuangan, para mahasiswa perantauan memang dituntut cerdik. Biaya yang dikirimkan sebulan dari orang tua yang berada jauh di daerah lain harus dapat dibagi antara keperluan kuliah dan keperluan hidup agar tidak terjadi saldo minus. Hal ini menyebabkan mahasiswa sering mengorbankan dirinya dalam urusan konsumsi. Atas nama efisiensi waktu, para mahasiswa perantauan lebih memilih makan di

luar, yang murah, cepat, tapi banyak. Urusan enak itu belakangan meski kalau dilihat komposisi gizinya tak sesuai dengan apa yang mereka butuhkan. Inilah yang dinamakan malagizi pada mahasiswa perantauan. Malagizi ialah keadaan seorang individu mengalami kekurangan atau kelebihan gizi. Baik gizi kurang maupun gizi lebih adalah suatu keadaan gizi tubuh yang tidak baik. Kalau kita lihat dari kasus pada mahasiswa perantauan, kebanyakan mahasiswa menderita gizi kurang melalui gaya hidup yang tidak sehat karena susunan makanan seharihari atau dietnya tidak mengandung zat makanan tertentu yang diperlukan tubuh. Akibatnya, ia akan menderita penyakit. Hal tersebut belum ditambah dengan kesibukan yang menyebabkan daya tahan tubuh semakin menurun karena kurangnya waktu istirahat dan juga jarang berolahraga.

Beberapa penyakit yang sering menjadi “langganan” mahasiswa ialah tifus dan anemia. Selain kedua penyakit tersebut, dapat juga dilihat langsung bobot badan yang turun serta kurangnya gairah dan kemampuan untuk melakukan kegiatan secara fisik dan mental. Berbeda dengan tumbuhan yang bisa membuat bahan makanannya sendiri dengan menyadap sinar matahari dan mengubah energi matahari menjadi energi kimia, manusia tidak dapat membuat makanannya sendiri secara langsung karena manusia tidak dilengkapi dengan perangkat tubuh untuk menghasilkan senyawa-senyawa karbon yang diperlukan untuk membentuk dan memelihara jaringan tubuh serta melangsungkan metabolisme tubuh. Senyawa-senyawa hanya dapat diperoleh dalam bentuk yang sudah disediakan oleh lingkungan yang disebut zat gizi esensial. Zat gizi esensial ialah zat gizi yang

Pembatas Jalan Tak Pernah Diperbaiki KEPADA instansi yang bersangkutan, tolong jalan layang Kiaracondong pada malam hari agar lampu jalannya selalu dinyalakan. Dalam seminggu pasti saja pernah tidak dinyalakan. Sangat rawan bagi pengguna jalan pada malam hari dan ada

Anak Kami Meninggal Ditabrak Mobil PADA 13 Januari sekitar pukul 04.03 terjadi kecelakaan (tabrak lari) di Jalan Kopo Sayati depan BII (pas belokan Nata Endah) anara sepeda motor suprafit warna kuning dengan mobil. Pengendara suprafit itu adalah anak yang yang mengalami luka serius di kepala sehingga langsung dibawa ke RS Immanuel. Setelah selama 3 hari sejak kejadian anak kami koma di ruang ICU dan meninggal dunia meninggalkan istri dan anak yang masih balita. Saat ini di hari ke-40 wafatnya anak kami, keluarga kami sangat berduka terutama anak almarhum yang sangat kehilangan ayahnya. Melalui surat ini kami mengetuk hati saudara yang menaberak anak kami untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya. Kami ingatkan Anda telah mengakibatkan cucu kami kehilangan ayahnya dan hukum karma di dunia itu ada. Kami hanya ingin mengetahui dan membereskan urusan dengan Anda secara kekeluargaan sehingga tidak menjadi ganjalan di hati kami. Anda bisa menghubungi kami dengan alamat Bapak Asep Kartiwa, Jalan Samoja Dalam no 322/ 122 RT 04/RW 06, Kelurahan Samja Kecamatan Batununggal, telepon 085295321525. Terima kasih atas perhatiannya. Asep Kartiwa, 085295321xxx

pembatas jalannya yang rusak akibat kecelakaan tidak pernah diperbaiki dari dulu sampai sekarang. Tolong instansi terkait untuk memperhatikannya. Terima kasih. Roy, Komplek Pindad Selatan, 081573255xxx

Banyak Pencurian Motor ASSALAMUALAIKUM Wr Wb Bapak Kapolda Jabar di RW 04 Kelurahan Balonggede Kecamatan Regol dalam sebulan ini telah banyak kehilangan kendaraan roda dua tanpa ada pengungkapan maupun tertangkap sindikat pencurinya kami mohon aparat kepolisian dapat segera menanggulanginya kami sangat prihatin dengan kejadian ini terima kasih atas tanggapanya Vidi, Balonggede, 081573176xxx

Menagih Janji Pak Dada ASSALAMUALAIKUM Pak H Dada Rosada punten abdi warga Kota Bandung bade nagih waktos kampanye. Pak Dada janji bade ngayaken tihang listrik di lingkungan RT 03 RW 12 Kecamatan Ujungberung Desa Pasangranggrahan kota Bandung. Mana janji pak Dada teh. 081809166xxx

Mana Uang Kadeudeuh SAMPURASUN punten abdi bade naroskeun abdi teh parantos pansiun 2007 dugi danget ayeuna teu acang kengeng kadeuh kumagi kitu teu hilap wasta abdi Ruchiyat padamelan di Binamarga kota Bandung. Wassalam. 087821623xxx

Kenapa Cuma di Indonesia KENAPA di Indonesia begitu sering terjadi kasus demam berdarah dengue (DBD)? Padahal sama Tropisnya dengan di Malaysia dan Singapura. Tapi apa di sana juga sering ada DBD? Jika tidak kenapa cuma Indonesia? 08122134xxx

tidak dapat diproduksi oleh tubuh. Zat gizi esensial yang dibutuhkan manusia ialah karbohidrat. Manusia juga membutuhkan protein. Perlu diingat protein yang dimaksud ialah bukan protein secara umum, melainkan asam amino yang menyusun protein itu. Bagi manusia, ada sembilan asam amino yang esensial, yaitu leusin, valin,fenilalanin, sistin, treonin, isoleusin, lisin, motionin, dan triptofan. Bila kesembilan asam amino ini ada secara lengkap dalam nisbah yang sesuai di dalam diet, dapat diadakan kembali sintesis protein di dalam tubuh manusia. Berbagai bahan makanan mengandung protein, tapi susunan asam aminonya berbeda sehingga kita harus mengonsumsi makanan yang beragam agar campuran itu menghasilkan asam amino yang serasi. Selain karbohidrat dan protein, terdapat pula vitamin yang esensial bagi manusia, yakni vitamin A, B1 (tiamin), B2 (Ribofla-

Sare Dukseuk

ASSALAMUALAIKUM Wr Wb. Kang abdi salaku warga Bandung ngaraos prihatin ningal suasana lingkungan Masjid Agung nu saredukseuk jeung kumuh ku pedagang kaki lima jeung pengemis Kumaha program wali teh geuning teu beres-beres? 08156002xxx

Parkir 5 Menit Bayar Rp 5.000 PUNTEN Kang Dada, ieu abi urang Bungbulang libur ka Bandung liren di Masjid Agung, parkir di depan Kings 5 menit bayar Rp 5 ribu.Katanya separo buat japrem, terlalu. Ade, Garut, 085294689xxx ASSALAMUALAIKUM Pak Dada Apakah fasilitas umum parkir bisa dibangun di Jy Plaza A Yani 238 padahal lahan parkir sempit pengunjung jarang kebagian parkir, perhatikan pengurus Jaya Plaza & Pemerintah Kota tong hare-hare karena menyangkut kepentingan umum Dadang, Cinta Asih 202/22, 081320717xxx

Penuh Sampah ASSALAMUALAIKUM Pak Dada, ini saya Abdul memberi tahu parit di depan rumah Jalan Purnawarman 2 sudah penuh sampah waktu hujan lebat air meluap sehingga pengguna jalan ada yang terperosok.Wassalam 02276081xxx

Macet Tiap Pagi PAK Wali Kota mohon bantuannya di jembatan layang Cigondewah Pasar Rahayu tiap pagi antara pukul 06.35 sampai 09.00 selalu macet padahal kalau dikasih petugas satu saja sudah pasti lancar terima kasih Untung, Cibuntu Sselatan, Babakan Ciparay, 08156229xxx

Pasar Tagog Kumuh TITIP saur ka pa Bupati Bandung Barat, Pak Abu Bakar. Eta Pasar Tagog Padalarang tos teu layak meni siga sawah menang ngangler, tos kumuh. Kedah dibangun deui. Sony, Padalarang, 085722541xxx

vin), B6 (piridoksin), B12, C, D, E, dan K. Mineral esensial bagi tubuh manusia dibagi menjadi dua, yaitu mineral makro dan mikro. Mineral makro ialah mineral yang diperlukan dalam jumlah besar, yaitu pada kadar lebih besar atau sama dengan 100 gram, seperti kalsium, fosfor, magnesium, natrium, kalium, dan klor. Mineral mikro ialah mineral yang dibutuhkan dalam jumlah yang lebih sedikit, seperti mangan, besi, tembaga, kobalt, belerang, yodium, dan seng. Malagizi dapat diatasi dengan upaya penyehatan yang lebih baik. Mahasiswa perantauan sebagai tokoh utama dalam tulisan ini hendaknya lebih menyayangi tubuhnya terlebih dahulu. Kritik juga ditujukan kepada para pengusaha makanan yang target utamanya adalah manusia agar menciptakan makanan yang empat sehat lima sempurna tanpa harus membebankan kantong mahasiswa. Selain itu, kebersihan alat dan bahan juga sangat diharapkan. Sebab, berdasarkan pengamatan penulis, beberapa warung makan langganan para mahasiswa benar-benar tidak memperhatikan kebersihan, padahal kunci sehat yang paling utama ialah kebersihan. (*)

JALAN RUSAK

Belum Pernah Mengenal Hotmiks ASSALAMUALAIKUM, Cibaduyut, jadi ikon kota Bandung sejak dulu, namun sampai saat ini jalannya belum pernah mengenal hotmiks, tambal-tambalan saja. Gimana nih, malu dong banyak wisatawan mengira Bandung renjul! Heri, TCI Bandung 08157158xxx KANG Dada, Kang Obar, punten kang jalan di Kopo sampai dengan Soreang, banyak lobang, jangan tunggu ada korban, giatkan Dinas PU. Jojo, Gading Tutuka 1, 081395003xxx KANG Dada, mohon sarana jalan yang menuju ke lokasi sentra-sentra wisata belanja unggulan di Kota Bandung serta fasilitas parkirnya diperbaiki dan ditata secara baik. Coba sekali-kali Kang Dada inspeksi jalan di Cibaduyut dan Cigondewah, kerusakannya memprihatinkan. 085861512xxx HALO Kang Dada kota kita sering banjir, jalan-jalanpun tentunya ikut juga rusak. Saya punya usul, perbaikan jalan akan tepat kalau dibarengi perbaikan saluran air 081395248xxx KANG, rasanya Kota Bandung belum siap menjadi Kota Jasa dan Wisata Bermartabat kalau melihat infrastruktur jalanjalan dibeberapa tempat tujuan wisata belanja yang rusak. Pengaturan arus lalu lintas juga belum memadai untuk menerima tamu wisatawan dari luar kota, terbukti terjadi kemacetan dimana-mana. Jonggi, Kopo, Bandung, 087821996xxx YTH Pak Dada, saya mohon untuk jalan Cipadung diperbaiki! Soalnya, itu jalan sudah rusak berat! Banyak temanteman saya yang mengeluh bila melewati jalan itu! Nuhun. 085721494xxx PAK Dada punten nyuhunken perhatosannana Jalan Cibogo- Sarijadi tos seueur lobang-lobang jadi masalah sareng sok janten buangan ti Jalan Surya Sumantri jadi cepat rusak. Agus Dozen, Cibogo, 085624015xxx ASSALAMUALAIKUM, yang terhormat Pak Dada, mohon bantuan untuk mengatasi Jalan Cibaduyut yang rusak segera diperbaiki, upami jalana reksak isin atuh ku wisatawan, mohon diperhatoskeun? Hatur nuhun. Imas, 085624786xxx


6

RABU, 11 MARET 2009

BANDUNG ACCESSORIES ACCESORIES Trm Psn Pin U/caleg,Partai,capres Hrg Khusus Jl.Sauyunan VI No.9 T.70101514 00196725B

QBlat Compass Dino Product Tersedia Dr Borma, Fashion, Circle K, Toko Buku Gunung Agung, Toko Amanah Muslim, Pasar Baru & TB Dahlan 00196735B

Miniatur Pohon Palm,Mobil,Serbuk,u/Maket Arsitektur,DisplayTb.TogamasJl–Supratman45Bdg 00196737B

ARLOJI The Hour Class Trm Jual/Beli Sementara Rolex, Patex, P.Chopard, Bvlgari, Omega, Tagheur, Berlian, Dll. BSM Lt Dasar A 70 T: 9 1 0 9 1 0 9 9 - 0 8 1 3 2 2 6 0 9 6 9 6 00196009B

San Fransisco Watc BSM GT A15 ===Menerima Rolex Asli Dll===== =====Dng Hrga Paling Tinggi===== ——Hub: 92621316-91091056——00196018B

New Collection Trm/Bl Sementara Jam Rolex, Patex, P.Chopard, Tagheur, Omega, Dll BSM Lt A No 168 T: 7091989891091484-081802131700 (Trma Visa) 00200290B

BARANG ANTIK Terima Barang Kertas, Coin Dlm/ Luar Negri, Barang Antik T: 70226360

--READY TA N K I 5 0 0 0 , 3 0 0 0 , 2 0 0 0 — Alat Isi Ulang, Mesin RO, Housting Dan Uv Stainless, Fiber Glass, Media Import. T.022.915781120811208943 -081394431670 00199969B

ALAT RUMAH TANGGA Dijl Tabung Gas U:3Kg=135Rb, 12Kg, Dan Tabung Oksigen, T:76064285 00199891B

PENGHEMATGasLPG100%PnghematBBM 35% T.6032 355 / 70 66 99 03 / 7672 8751 00200410B

ELEKTRONIK AC/AMPLIFIER/EQUALIZ SPEEDY 1Bln Abodemen Rp 0/Bln 1/ 2 Harga T: 2514241/76071900 00190048B

Bongkar Pasang & Service AC Ruangan Cek Grtis T: 76018543-70432755

00198973B

EMAS JUAL-BELI LM 24K Srtfkt ANTAM Min.1gr goldsmart-9999.com T:0857 2036 5217 00191537B

DIAMOND Terima Emas, Berlian, Hrg Lbh Tinggi Hub: 92774747-081321114747 00198355B

TAS

Service AC Ruangan, Bngkar Psng Isi Freon Tlp: 022.92564505 00199692B

ELEKTRONIK Kredit LCD TV, L.Es, Dll DP=0, Angs s/d 24X Hub: 92711098-92381378 00191888B

Krdt LCD Aqous 395x24, Elektronik Hp, Tanpa DP Hub: 022.93045350 00191891B

Dibeli Paling Mahal TV,DVD, PS, Compo Soundsystem, Dll 7503204-70171571 00194776B

PT Surya Electra Cash/Krdt, Eltrnk, Fntr Prss Cpt. Lsg Srvy 70905473-92958119 00196002B

DP 0% TV LG Flat ’21 122Rb X 12 Murah Buangeet Hub: 022.91633687 00196746B

Kredit Electronik & Hp Tanpa DP. Prsyrtan Bs Dijmput T:92872677 00196871B

Harian/Mngguan/Hrian Krdt Ringan HP, Elrtnk, Frnitur, Dll T: 70961130

00195884B

“PRODUKSI Tas Seminar/Promosi” Hub:”Fokus” T:70491945/081573919293 00196190B

ALAT-ALAT ALAT HIBURAN 00199761

Dibeli Termahal Bagus/Rusak TV, PS2,PSP T: 022.91836315 00190159B

d i b e l i Te r m a h a l b a g u s - R u s a k P S 1 , P S 2 , P S P, T V T: 9 2 7 3 9 9 1 0 00190353B

DIBELI Mahal PSP, PS3, NDS, Wii, PS2, PS2HD, Dijemput T: 0 2 2 - 9 2 9 4 4 4 5 8 00196337B

-——MURAH PARABOLA MATRIX——Aora TV, Top TV, Indovision, Telkomunision. Panggilan Service & Paralel S.Hegar 20 T:6013461/70144425

00196789B

DibeliDgHrgaTinggiTV,PS1-2AmplyH.Camp, DVD,Compo,B g s / R s k T: 7 6 6 0 8 5 1 0 00197044B

Kredit ps2,3 Dll Dibeli Bgs/Rsk TV, PS1, PS2, PS2HD=1,5Jt T: 93056754 00197065B

Dibeli /Jual/Trm Gadai TV, PS, HP, Dll T: 70131100-70046157-70400609 00197191B

TOP TV Mini Parabola 85Rb/Bln Nonstop 24J Ch Tv Lokal&Intrnsi T76884825 00197527B

SS Rent PS2 35Rb Diantar Tiap 5 X Sewa Bonus 12 Jam T; 70690852-081321015739 00197997B

Murah Tv Berlangganan TOP TV D a p a t k a n 8 5 R b T: 7 0 9 0 8 7 3 0 00198019B

PARABOLA Bebas Iuran/Telkomvision Antena TV Dll Srvc Paralel T:6041318/76190225

Krdt Eletronik Bs Diuangkan Jmn Ijazah Anak T: 022.91663565 00199693B

KREDIT Hp Murah! N3110 Classic Dp 325Rb Ccln 175Rb x 10Bln. T:91228844 00199771B

PUSAT Kredit Komp, Elektronik, Syarat Dijemput,T:70373717-91555373 00199782B

KRDT Ringan Tnp Dp,LCD,Tv,L.Es, M// C, Frntr,Dll,T:91260335/91122075 cmh 00199792B

KRDT ELektronik, Furniture, Dana Dll. KTP-KK, RINGGO 71291927 00200205B

KREDIT Tanpa Dp LCD, Tv, Hp, L.Es, Dan Elektronik, T;92794445-08172372895 (Aris) 00200237B

KOMPUTER PGLN SERVICE MONITOR Beli Rusak Jl/TT 15'=280 17'=400 T: 70517864 00194823B

PANGGILAN 24Jam!! Apapun Gangguan Komputer Anda Kami Bantu. T:91759191

00199945B

JL/BL Bgs-Rsk PS1,PS2,PS3, Tv, Compo, LCD, Wii T.76446133-7303001 00199989B

CARA Mudah Krdt LCD,Laptop,Elect & Furniture Tnp DP Hub:71339510 00200054B

Parabola Digital 250Ch Bbs Iuran Harnya 1,5Jt, Garansi T.70883066 00200096B

ADL Rental PS2 Siap Antar Jemput H u b : 0 0 2 . 7 0 9 9 0 1 9 7 00200301B

PARABOLA Bebas Iuran, Telkomvison, Aora Tv, Service, Dll. Hub:022-76540046 00200938B

ALAT MUSIK Song Style u/ Semua Keyboard Tlp/ SMS 022-70991923 / 91353111 00196024B

SARIJADI MUSIC SHOP Promo Amply MarvelMulai700RbanT21009210/08156285889 00197009B

Les Musik Digital & Jasa Aransemen Musik u/ Lagu Anda T: 92869709-085221554936 00198357B

Ahli Service Keyboard/Piano/Organ Bisa Ditempat, Phone: 70057826 00198562B

Jual Gitar Elektrik All Merk & Song Style Keyboard Phone:022.76016137 00198762B

Dibeli Mahal Keyboard, Sound System —Terima Service— 70133210/7565282 00198982B

Dibeli /Cari Gitar ORI, Keyboard, Korg, Teknik Power, Drum T: 76230340 00199684B

Jual Song Style Ribuan Lagu Hanya 50Rb Tlp:7040 6940 00200225B

DIGITAL Recording/Editing Video Klip 200Rb Per Shift. T:70 88 37 88 00200870B

ALAT PENDENGAR AHLI REPARASI.. JualAlat Termurah.jemput - A n t a r T: 7 0 1 3 2 1 0 1 / 6 0 7 9 8 4 0 00190297B

ALAT PENJERNIH AQUALITE Specialis Depot Air Minum 14,5Jt, Stainless, Lkp, Mewah & Bergaransi, Penjernih Air Hotel, Restoran, K t r D l l T: 5 2 1 2 6 1 8 / 9 2 5 1 6 4 0 9 00190092B

Banyu Fill Jl Filter Air Pmasangan Depot Isi Ulang T:70778829-0818425533

00192851B

00193310B

SPEEDY Disc 50% ,Telkomvision Paket Mulai 125Rb T:76797988/7323423 00195861B

NR2 Service Komp, Pgln 24 Jam, Up Grade, Install, Hub: 5212624-76617312 00195967B

AIS Note Book Kandaga Komp Lt 2/AA2 T:7277536-70078499 Jl/Bl, Tkr/Tmbh Srvc NB 00195972B

Dibeli CPU/Monitor/Print/NB Dll — (Bagus/Rusak) Hub: 70005232——

00197273B

Adijaya Specialis Filter Air & Serv Grs/ Gagal= Batal 92698552-76765220 00198435B

PAKET Murah Pasang Depot/R.O Bergaransi..!! Hub:022-6042335

00194736B

Specialis Watter Proofing Bocoran Dak, Toilet Hub: NN 76834676 00196171B

CANOPY+RANGKA 120.000/M2 Pagar & Tralis Hub:Mia 022-76336173 00196195B

CANOPY HICOL Import Bergaransi “CENTRAL CANOPY” T.6652250 / 70997051 00196795B

GBR 3000m2 Borong Bgn baru Renov/ Uph kerja Hub:91542311/92290936 p’Agus 00196872B

Rancang-Bgn-Renov-Rab-Gmbr 2d/3d T:92774158/08882001880 00196888B

CV LIZZA Design Renovasi/Bangunan Baru Mulai 1,750Jt Rab/ Gambar/ Gratis. Kitchen Set Sesuai Budget Hub: 022.7509569-70003354-0817628154

00196037B

00197277B

Design ArsitekRenovBangunBaruSesuai BudgetHub: 70969954/08156169443

00197074B

“Laptop Toshiba” Grs 1Thn, P3C 2Jtan “KAISAR” T: 5235344-92141416 00197188B

====Dibeli NOTEBOOK & Komputer === ——24 Jam, Dijemput T: 76274560—-

00198031B

SPESIALIS Canopy Poli + Kain + Rolling Door AGIS JAYA T:92227807/081322700892 00198042B

www.cvrata.com Bangunan Baru, Renovasi Rmh,Dll. Terbaik Terpercaya, Rab Gbr 3D, IMB, Kantor Hub: 022.70995769 Fax: 022.7537361 HP: 081572149369

00197981B

00198350B

Dibeli Komputer & NTBook Kondisi Apapun. 24 Jam Dijemput T: 76279454

KONSTRUKSIBAJABERAT,Ringan115Rb/ m2 Pom Bensin, Ruko, Kusen,Aluminium, Kc,Etalase,Canopy_Phone:081322181324 —( 0 2 2 ) 7 0 9 2 2 6 4 9 — 7 1 3 2 2 2 2 4

00198582B

SPECIALIS MONITOR, Service/Jl/Bl/TT ========Hub: 022-70042768========== 00198600B

Dibeli Note Book Komputer Dijemput =========Tlp: 70410835========== 00198635B

Dibeli Note Book Dgn Harga Memuaskan Hub: 76526550-93355001 00198732B

Dibeli Laptop Tiap Hari 24 Jam Hrga Tinggi/Dijemput Hub: 76270773 00198825B

Dijual Warnet Rp 17,5 Jt Jl.Sadakeling Hub: 022-92572037-7321803 00199671B

Service Instal Upgrade, Pnggln, SeSebandung T: 930 35 256 Pnglaman 00199694B

FOCUS RENT Infocus, NB, Plasma TV Big Screen, GPS, HCam, Ac T: 91228569 00199718B

-——Dibeli Monitor 15" Rusak—— Di jemput_phone: 022-70685900 00199769B

TERIMA SERVICE INSTALL UP GRADE Ditempat Anda Hub; 70094916 00199811B

Dibeli Tinta Chartidge Baru Bekas H: Tinggi Dll T: 76607121/085220227693 00199931B

=====SERVICE KOMPUTER & PRINTER=== Ditempat Anda T.70217136-92313621 00199949B

DIBELI..!! Note book Komputer/Print Dijemput Phone 022-70148521 00199971B

Internet Speedy Hemat 75Rb/Bln, Disc 50% Aktv, Grts Djmput T: 76180936 00200873B

DIBELI Monitor Rusak 50-100Rb ———Hub:022-76666198——-

TELEPON 00196884B

MAU JUALANPULSADepositBebas,Dijemput Hub:76197042/91164548 Jl.Ry Brt Cmh 525 00197345B

Pusat Kredit HP & Elektronik Hub: Achmad (022) 7048 7744

00198590B

Trm Psg Gypsum + profile Pengecatan Melamik, Kitchen Set, yadi 91909057 00199624B

Utk Membangun ,Renovasi, Meningkatkan Bangunan-HELPIE-T;2502797/081322213331 00199918B

SPECIAL/TRM Finishing Melamik Duco, Laker, Plitur Mrh &Rapi T.71338601 00199939B

Bangun Baru/Rnv Rmh Tinggal, Ruko Berpglm Hrg Brsaing, Gbr Grts 76530055 00200894B

-—93452937/2533925———Gbr+Rab,Renovasi,BangunBr&Pengecetan 00200924B

ANGKUTAN

SERVIS HP Cabang BEC Komp.Sarijadi Ruko Rusun Plat D 022-76843060 00198656B

Pasang Tlp Kabel=399Rb, Flxi Home/ Wartel DP 90Rb Tlp: 022.70323138 00199731B

“GEBYAR PROMO” Wifone Bulan Maret Telepon Rmh/Ktr Lsg Kriiing 299&399Rb Gratis Telepon & SMS 1Thn Hub:022-92869609 “Pesan antar Gratis” 00199929B

AL BASYT.COM :1 Cip All operator Murah Cpt Lgkp Dijemput T.022-92242396 00199968B

Unlock /Injek Flx/Esia 70133003 Pesantren CMH/Gerlonh Hilir Bdg

OIL PENY Asli Kalimantan u/ Pjg&Besar Peny 300Rb T:91808300 (tdk SMS) 00196117B

Thn 2009 (Solusi Keuangan) Bp Asep Hidayat Sediakan Uang Balik U$.100,Tnp Biaya Mahal, Buktikan...!I NFO Pesan-SMS: 085722899767 Jrk Jauh Sj 00196144B

Kursus Hipnotis, Prana,Reiki u/ Pngobatan, Bk Aura Kecantikan T: 76294439 00197974B

Sulusi Cpt &Tuntas Rt, Keuangan, Kshatan, Jdh. Cicilia 5434654-08122170622 00198340B

Konsul JITU Osmoro Bangun Mslh Suami/Istri, Jdoh, Daya Tarik, Praris AJi, Pnakluk Sukma, Psg Susuk, Lancar Rizki, Sri/Ki Ahmd Aan T: 7300881-08191006984 00198638B

KHUSUS PENGASIHAN Pemikat, Daya Tarik,Kharisma, Wibawa Pesona T:91824477 00199023B

“STRESS” Dalam Kehidupan, Usaha, Jodoh , krir,Jual Rmh T:93410226 abah 00199807B

PELATIHAN ENERGI METAFISIK T.022 21056849-08122317387 (Ust.Asep) 00200044B

Curhat Semua Masalah Pasutri /Jodoh Dll Hub:022-71136195 (24 Jam) 00200214B

Ki Jaka Ketua Ikatan Paranormal Bdg Membuka Pelatihan Hipnotis, Hipnotheraphy, Terawangan, Debus, Bio Energy, Brsertfkt Resmi, Modul, CD, Garansi 100% T:022-92404688 www.mind-hipnotis.com (kosultasi gratis) 00200321B

Nmbah Mdl Instn Saldo Bertambah ? Tepatnya: KH. Aang 0815 7212 2334 00200357B

Iklan Ini 100% Bukan Penipuan !!! Anda Sakit Hati, Didzolimi? Tenung, Teluh, Pelet Linglung/Pngretan, Tumpur Ludes Harta, Setiwareujit Baruang Gangsa : Langsung Terasa Tanpa Efek351Ribu, Hubungi: 0813 2018 0066 ===THE KING MASTER OFCENAYANG=== ———www.sis-pergola.com———-

00200887B

......KI GENDENG PERKASA......... Ahli Spiritual Di Jawa Barat Bs Mengobati Berbagai Macam Penyakit Lahir&Bathin Hanya Cukup Menggunakan Air Mineral Tidak Ada Pantangan Apapun (Mslh Rumah Tangga, Pekerjaan,Karier,Dll) Berbagai Kasus Yg SulitDiungkapkan Dsb. Hub:Jl.Alani No 18 /34 B Rt 4/12 T:93489020/ 081220119386 Kosambi Bdg Tdk Trm SMS

00196742B

“ATS” Truck Box Sgl Ukuran u/ Pindahan D/L Kota T: 76901469/70941016 00198754B

L 300 PU Angkutan Barang Dlm/ Luar Kota T: 5405604-08156155720 00198815B

ARSITEK ==DESTA== Gbr Arsitek + Detail + RAB 3500/m2 T.70093765—5897560 00196799B

Design Arsitektur=500Rb , “YNADESIGN” ————Hub: 70949491————— 00199102B

-PILAR UTAMA- Dsain Unik, Pengerjaan Cpt, Kwlts Trjmn, Gbr+Rab+Mket =60Rb/ M2, Bangun Baru/Renov=Mulai 1,9Jt/M2 T: 0 8 1 2 2 0 4 0 8 8 9 8 / 9 3 4 4 8 7 9 3

00196763B

KURSUS Sablon Modern Lulusannya Di Bina u/ Usaha & Kerja, T:76619768 00199632B

P r i v a t p h o t o s h o p T. 9 11 6 0 9 0 6 bikinanharoen. wordpress.com 00199688B

Essa Specialis B.Inggris 1 Bln Lancar Conv/ Toefl/ Gmat T: 91808010/0817225200 00199704B

Stir Buana +SIM Bs Antar Jmput, Mrh JL.Sarijadi 89 T: 2008988-70010799 00199726B

CARA CEPAT Baca Al-Quran, Metode Praktis Program 8x Hub:76125507 00199812B

Kursus Reparasi TV Jl.Teknologi IV/6 CimindiRy G.Batu Cmh 6612605/085721264358 00199932B

REFLEKSI Gurah, Bekam+Sertifikat (YABM) PCI 1/H3 T.86615059-70789111 00199965B

Les Gitar Yang Asyik Punya!!! Pengjr Best Guitarist Bdg. Private Group, Usia 10Thn Ke Atas, Bdg Utara, Dkt UNISBA H u b : 0 8 1 7 . 9 2 1 6 . 1 0 0

00198038B

S k r i p s i / Te s i s C e p a t A k u r a t Murah Hub: 022.70492120 00199678B

BIRO JASA 00192312B

00195883B

Raja Caleg Stiker=130, Liflet/Poster=150, K. Nama=10000, Klndr 500 T76094802 00198011B

Antr-Jpmt Und Mrh, Kop Srt, Memo, Fktr, Brsr, Frntling,Yasin T: 70015947 00198361B

CUTTING Stickers Murah —————022-92389600——————— 00199661B

Mitra Print Trm K Und, Brsr, Ysin, Dll, Antr Jmpt 76068591-08122360993 00199664B

Antr-Jmpt Undangan, Yasin, Majmu, Syarif, Fktr, Brsr, Dll T:91739993 TERIMA Makloon Cetak GTO 52/Oliver 5 2 R a p i - C e p a t - B i s a D i Tu n g g u Jl Moch Ramdhan No 30 P h o n e 0 2 2 - 5 2 2 11 8 2 - 2 4 J a m 00199947B

PRIVAT LES Ingin Sukses? Private Bhsa Inggris Aja, Guru Profesional Lulusan Australia. Jl.Suryalaya III/58 A Hub: 730764791683625- 081321249587 00190116B

Les Piano Keyboard, Gitar, Vocal, Saxophone, Flute, Terjamin.Guru Datang Ke Rumah Atau Murid Dtg Ke Tempat. Angkut, Sewa Piano Grand & Brite, Steem Piano, Wedding Entertiment ======Hub: 022.918.88.446======= 00192447B

Les Keyboard Gitar,Drum, Guru, Ke Rmh, Rp 35Rb Hub: 081221405178 (Whisnu)

00197983B

00198586B

00199961B

-- Private Organ Utk Usia TK/SD— —Bumi Harapan Cibiru T: 87823366— 00200002B

BIMBEL Semua Pelajaran 195Rb/Bln Ganeca Kircon 95 Hub:70460544 00200065B

Privat Les Matematika SD-SMP Guru Sarjana ITB T:022-92493817 00200248B

Putra/Putri Anda Ksulitan Dsekolah Bimbel Privat Solusinya!! SMPSMA Khusus Bag Utara, Dtg Ke Rumah Hubungi: 0817.9216.100 00200869B

PRIVAT B.INGGRIS 80% Conv 200Rb/Bl Gratis Buku, CD, VCD Na T.70155455

PA J A K / S P T ! B i n g u n g / g d a Wktu?Kami Bantu T:70318227 00194480B

URUS PT/CV , SIiup, TDP, NPWP, STNK, BBN Dll Cpt & Mrh T.70380636-91237944

RENTAL TRIVAN RENT CAR Kjg,Phtr,APV,AVZ,Pregio M u r a h T: 7 0 0 3 4 8 3 4 / 7 0 5 6 8 6 8 4 00187075B

BABE RENT AVZ, APV=200Rb, Espass, Futura=150Rb, T:70149401/70632677 00189152B

00195710B

RadHika T:76729668/085220642378 APV, Avz, Xenia, G.Max=200Rb Pregio+Spr

FOTOGRAFI CAMERA

JASA STNK/SIM Rp.20Rb Sarijadi Flat L/Lt I/No.11 T:70331960/08122057171

RaFina RENTAPV,Avz,Pregio,Xnia,Kjg, LGX, Lyn 24Jam MURAH!! 70470559/7835793

Jl Filter Air 8Inc=500Rb/ganti media Khs rmh Tangga Hub:022-92128901

ANDA MAU JUAL Handycam Camera Digital Hub: 022-76230340

Urus Cpt SIUP, Akta, PT, CV, Srtfkt, Tnh, Dll, MRH! 92007993-5221546-76204351

00199832B

00198405B

00198983B

00200327B

00199770B

JUAL Filter Air 8 “500Rb Bisa Diccl Gagal Uang Kembali, T;08812265739 00199793B

00198658B

00196938B

SABAR RC Mlyani Drop Bndra D/L KotaApv, Avz, Elf, Pregio, T: 76816160-085221258342 00197060B

======= Singosari Rent Car ======= Hub: 022.70248656-91440154 00197068B

StirSendiri“POP”Gx,Xenia24Jam=285Ribu —Phone: 022.6041711-76001881 00197083B

===== Promo New Avanza G 2009 ==== Dengan Supir Tlp: 73524088 00197216B

Diaz Rent Avz Dll Stir Sendiri Hub: 76807689-92013518-081910233177 00197269B

BEE One TRANS Avanza, Xenia, Dll Plus Supir Hub:92000921/081910018002

00189155B

00189157B

AULIARCApv,Arena,Xenia,Avanza, H.Berasing T: 7 6 7 3 0 8 8 3 - 0 8 1 3 9 4 7 8 0 4 2 4 00190440B

KEPERLUAN KEPERLUAN BAYI Mnywkan Prlpkn Bayi=Box, Krta Drong, Baby Walker, Car Seat,Dll T:70179191-92195792 00198557B

00198000B

AJM RC Dg/Tnp Supir&Hrg Disc TVL, ELF, Innova,APVArn,Avz T:76203646/70657573 00198026B

ELSANA RENT CAR Apv Gx + Supir Hub: 2501246/70937246/76073634 00198037B

BUANNA RENT APV_AVZ_Xnia_Pregio T:70151473/08122509973 Jg mbl Pengantin 00198465B

Widi Rental Avz, Innova, G.Livina (Gift Cantik) T:2030065-08175789654 00198574B

Diva Rent Car (24 Jam) Sewakan APv, Avanza, Innova, Phanter,Hari/Mggu/ Bulanan Tanpa/Dg Sopir, Hrga Nego T: 022.70135733-081 266 912 968 00198579B

J-21 Rent Car & Travel 150Rb/12Jam T: 70068479-70041062-081320272008 00198631B

DEE BEE 7808250-70061971 Xenia, Apz, Avz, Kijng, Grn Max, Travelo Rsv 24 Jam 00198766B

Putra Rent Car Innova, Avz, Kuda, Camry, Swift T.2021830/7322424/70118234 00198773B

AMANAH Rent Pregio, Elf, APv, Avz, Inv, Ecxlciv KLs 70937504/085221639054 00199013B

KCRC Rent Car Avz, Xnia, Elf, Pregio, Bus Prwsta, Mrh 92339475-76306786 00199019B

ABADI RC Kjg, Innova, AVZ, Xenia, APV T: 73115585/70721185 00199026B

Rizki Rent Mrga Asih T: 6671666/ 70000578/ 081322986769 Tnpa Sopir 00199030B

00199685B

M + Car Innova-Avz, Grandmax Hr/Mgu/ Blnan T; 022.911 88 474 /9233 4433 00199699B

“AMANG RENT CAR”Anda Puas Kami Senang Hanya150/12jam,APV,AvanzaT:085222313834 00199787B

“ASTERIX RENT CAR” Mnyewakan innova, avanza,Apv hub:91126745-91621758 00199810B

ALDYRENTCARMenyewakanKend.Terbaru APV,Avz,Innova,PregioT.7311471-91516431 00200069B

PERDANA RENTAL Murah Kijang, Apv, Avz, T.022-7069919/92464948 00200087B

CIKURAY RENT P i c k U p , M i n i Bus, GRv, Futura Hub;7306223 00200090B

PYRAMID RENT Innova, Apv, Avz, Dll 24Jam +/- supir T.70463711-081220731114 00200105B

M-YOU RENT MURAH + Hemat Bensin 35% Phone:022-70566095/085222222095 00200151B

TELADAN Box,Box,Box & Xnia, Pregio, Avz, Elf 70996600-081322311136 00200245B

00200292B

PUTRA JAYA Rent AVZ, APV, Kjg, Futura, Espass Murah!! T: 70510757/6640506 00200962B

REPARASI SERVICE MURAH Ahli TV, M.Cuci, L.Es, AC, Dispencer, P.Air,Dll T.70042768 00198607B

SPECIALIST Panggilan Kulkas, M.Cuci, K.Gas Jl Caringin 11 T:70181880 00194508B

GARANSI 1Th Ahli TV,M.Cuci,L.Es,AC Beli TV Rusak T:70517864(A Yani 817) 00194861B

Ahli TV Sony Toshiba, Projection, LCD, Plasma, Dll “Kircon” 76448219 00195781B

Panggilan :AC, Kulkas, M.Cuci, Whtr Hitter,TV, Jl.Buah Batu No 29 T: 71230009 00195848B

Panggilan AC, Kulkas, M.Cuci, W.Hitter, TV, JL.Gatsu No 28 T:76735999 00195977B

Panggiln TV, Lmri Es, M Cuci, K.Gas, W Htr, Dll T: 6017611 Dian Teknik Pateur 00197057B

PANGGILANAHLINYAKulkas,M.Cuci,W.Htr,P.Air, K.Gas, S. HattaT: 7 0 11 9 11 8 ( G r n s ) 00197164B

========24 Jam Kulkas========= Service/Jl-Bl T: 70207323-70021044 00198437B

AHLI TV Sony, Toshiba, Projection, Sgl Merk Tv, M.Cuci 46 T.76613661 00199825B

DIBELI TINGGI TV, PS, LCD, Amply Dll Bgs & Rusak Dijmpt 022-70099610 00200127B

SABLON 00200140B

Payung, Mug, Balon, Balpoint, Kaos, Baligho, Dll T.9209 3966 — 520 3491 00200413B

SEDOT WC -— SEDOT WC PENUH & MAMPET ——Tlp:7230486 - 70541113 - 92078894 00190049B

AHLI WC Mampet & Penuh Libur Buka Tlp:-70177235-92397055 00191433B

SPANDUK 00200283B

CV Adler Neon Box Hrg Bs NEgo Spanduk Undangan Hub:70206273-70810193

DIANA MASSAGE Pijat Kbgrn/Trpy DTmpt/Pgln Hub:91296412

00195982B

Selimut Mobil/Motor Diantar “ Sanggar Tenda” T: 6002726/6034684 00199724B

Jl CAT Duco Campur Warna & Tiner “Toko Jaya” Ciateul 30B. T:5209279 00200085B

Trespass Audio DVD MMC=975Rb, TV=1,1 Paket Murah !!, JVC Pioner Dll Hub: JL.Suryalaya XIV No 4 Bubat T l p : ( 0 2 2 ) 7 0 2 5 0 4 6 2 00200875B

KEPERLUAN PENGANTIN Rias Pengantin Lkp & Modern, Serta Upacara Adat, Hub: 022.92090474 00196043B

Svnr & K Undgn Novelty BTC GF 6.3-8 Dr Junjunan 143-149 T:6126542-08164871128 00196151B

PAKET rias Pengantin + Dekorasi + Album Photo 3,5Jt 085724516772/7236317 00198413B

DISEWAKAN Mobil Pengantin Mercy C-Class Rp.500Rb T:5223032/70236656 00198613B

Video +Foto+Sewa, Hrg Nego “ Aris” T: 70659956/70472485 00199679B

PKT Foto Wedding, Mrh Hrga Nego Mulai 1,5Jt+Prewedding, T:92672372 00200123B

00198428B

CAT 25Jt, 7Pras,4 Stand, Plmnan Elektone MANDIRI CAT 6128445 Ada Grns 00199656B

U-B Orgnz MC, Band, Elctone, S.Systm. Pesta Prnikahan,Dll 70662879/91974373 00199865B

KESEHATAN/KECANTIKAN KESEHATAN GURAH BERSIHKAN LENDIR, Nikotin, Bgs Suara, Pilek. 1 X Dtg 55Rb T: 70355479 00198642B

Saya Turun 20Kg/5Bln, Sehat Alami, Halal Aman u/ Ibu Hamil-Myusui T: 91208331 00190445B

Anda Perlu Produk Deep See Sun Hope Hub: Ibu IIN T:70371083/0818353612 00198633B

70%Badan=Air , Mutu Air = Mutu Kesehatan Filter Air 5223345 BykPenghrganDunia 00199996B

TERAPI “GAMAT” Utk Segala Penyakit Klinik Arimbi Jl.Gunung Batu 93D-Setiawan 00200206B

GIGI PALSU Buat Baru, Reparasi,Dll, Trbaik HUB DENTIS JL.Citamiang No.53 T.7274250 00195980B

P’Jupri senior Gigi Palsu Stdr Dokter Gigi Trm Pgln A.Yani 674 T.7200036 00199816B

P’Nsir Techniker Gigi Palsu Bs Dpgl Grns 3Th. Kembeng sepatu 1 kosambi T.70223254 00200877B

PENGOBATAN IBU KOKOM Msg Trdsnl Rflxi & Trphy Trs.SwhKurungIVKom.PLNNo.278T:5206593

00200833B

TOUR/TRAVEL BIRO Bus Pariwisata AC & Paket Wisata Hrga Murah T: 92566880- 087821257880 00196919B

ALFA WISATA Bus 28,44 Seat Fas: AC, TV, VCD, T: 87820845/70766929 00197204B

“ADZIKRA” Umrah Bln Juni Bersama M.Arifin Ilham,Hub:92476917-92759970 00200231B

00200342B

ANUGRAH T.7066 7690 - 9341 5530 Msg Trdsnl Urut Terapy (Trm Pgln) 8 Misser 00200365B

LOOKING ME! ‘Pay Msg’ For Men/Wmn/ Wife&Husband T:081809 311275 (No SMS) 00200377B

HARIS Massage Melayani: Teraphy Kebugaran, Dll Hub: (022) 92 62 19 01 00200378B

......NEW DONY Massage Manly...... _______Call : 085 220 544 911_______ 00200442B

KEBUGARAN S.Urat, T.Wajah, Lulur, Ditmpt/Pgl 35Rb 70302550 Anton Hidayat 00200459B

“MONA MSG” Kebugaran & Terapi HUb: 085320103433 00200463B

LIE-SIEN MSG PEgal2, Cape2, Bugar Kembali Terapi E.dini 085220503756 00200464B

00200491B

00200494B

-——TOP MASSAGE BANDUNG——— Tnga Pria/Wnta Pilihan 022-78419445 00200495B

RISMA MASSAGE Khusus Panggilan Hub: 0817613421 00200513B

-——DAMAR MASSAGE—- 23/172/ 60 HUb:022-92447115 00200675B

Massage Girl’s Panggilan 24 Jam Hub: 0 8 1 3 2 0 0 2 3 0 2 8 00200773B

Pengpbatan Spesialis Ahli Gurah Sauara, Sinisitis, Bronhitis, Migren, Keputihan, Narkoba, Nafas, Lendir, Asma, Pilek, Impoten, Kista, Kanker, Tlt Haid, Stroke, Diabetes, Dll. Hub: 081322976566 Jl Ry Soreang/Cincin 357 Bp Zul 00200956B

MADU Jual Madu Asli u/ Kesehatn Istimwa... Diantar Hub:70843544/76632795 00196127B

Sedia Madu Super Royal Jelly, Prop olis, Beepolen, Cuka Madu Hub: 2033309 00196716B

Asy Syifa Madu Sarang, Royal Jelly, Bee Pollen Di Antar T: 022.7035118 00197241B

MADU Herba; u/Kanker, Liver, Diabets, Asma, Alergi, Dll hub:2033309 00200138B

MOBIL DIJUAL BMW JL BMW 318.i / Buldog (D) Hitam, DVD, LCD Pengirit BBM, 49Jt/N T.926 832 55 00200403B

00191241B

V E N N A M A S S A G E T: ( 0 2 2 ) 76344088 / 081931282928 00191269B

-————ABIM MSG BOY BDG———— ..022-9156 6858 / 0857 213 90 595.. 00193594B

......SURYA SEHAT Msg Trdsnl..... Jl.Engkol No. 7 Palasari T:7311294 00195825B

“NOVI” Massage Kebugaran Khusus Panggilan 24 Jam T:08139 431 4444 00196112B

A k u p u n k t u r Ta n p a J a r u m U / Pelansingan Pngobatan Dptkan Harga Promo Feb-Maret ’09 Hub: JL Sudirman No 322 T: 022.70476677 00196174B

Ahli Atasi Telat Dtg Bulan Lama/Baru Ckp 1x Dtg Dijamin T:085286352009

DAIHATSU Jl Cpt Classy ’90,AC, Tape,Pjk Pjng Vr, Body Mulus H: 28,5Jt/N T: 087821095493 00199930B

DJL D.ESPASS ’96 Mulus Skli BGA 2 J6/11 Tlp 08122314311 00200133B

OVR G MAX PU 1,3 ’08 Mulus SPT Br KM.Rendh Angs 2,5Jtx28bln T:70339949 00200320B

Jl Hijet ’86 Sr/Vr, Kaca Sorolok. Komp.Panyileukan C12/7 T:081321443237 00200770B

JL D.CHARADE CX ’89 Htm Full Orig Antik & Istmwa Hub:085220579444 00200771B

JL CPT D.Charade ’84 Putih (D) Kdy Harga 14Jt T:2007413/76843674 00200900B

00196348B

ELFA Msg Jl.Pasundan Belakang 106 No.9319 A T.70477346 / 081809474468NO SMS 00196778B

DJIBRAN Msg Tng Pria Tmpt/Pgln Phone:(022) 7043 0498 00196791B

RILEX Massage Tng Pria 29Th 60Rb Tmpt/Pgln T. 022.76312298—00196868B

Pengobatan Ilmiah & Alamiah Gurah & Mandi Uap (Rempah2), Stroke, Rheumatik, Ginjal, Maag, Jerawat, Kanker, Tumor, Luekimia, D.Tinggi, Epilepsi,Prostat, Diabetes, Gurah Suara & Vagina, Kputihan, Hepatitis, Sesak, TBC, Polip, Migren, L.Syahwat,Benjolan, Asm Urt, Dll Hub: 081320356618-70400466 JL.Bojong Soang Samping YOMART Bjng Soang 2 Trm Pgln D/L Kota 00198439B

Bintang Scorpio Tnaga Pria Tmpt/Pngln Tlp. 7069 6133-081 220 111 562 00198554B

PENGOBATAN LANGSUNG SEMBUH TOTAL Kista, Miom, Kanker Rahim/Payudara, Impoten, Lmh Syahwat, Asma, Prostat, Tlt Haid, Mlangsingkn, Spilis, Sesak, Bjolan, Kelenjar, Gondok, Tuli, Maag, Liver, Flek Paru2/TBC, Rheumatik, Exim,Dll Hub: Bu Nazwa/Pak DevaT:081322082111 Jl.Rajawali Brt Dlm 1/249 B Dpn SPBU 00198556B

BINAASIHJAYAPgbtnTrdsnl, Msg, Trm Dtmpt Jl Pasundan 155 T:91219323/085295384308 00198560B

BINTANG SCORPIO Tenaga Pria Tmpt/ Pgln 70696133/081220111562 (Bth Tng) 00198683B

PRIA 50Th Msg 40Rb Llr/Terapi/Ref u/ P/W/Pasutri 022-76086635 (Pgln) 00198705B

=======Shiatshu_Swangi 165====== Rp.25Rb/Jam, Stress Releas, JL.Cihanjuang Jati No.109 Cimahi Phone: 022.6658725/0857.2222.4709 00198782B

-—”DONA MASSAGE”——- Panggilan Hub:78267844/08179241847 00198824B

Ahlinya Mslh EDINI, L’Syahwat, Kperkasaan Pria (Pjng, Kuat, Krs, Thn Lama) Hub: AA Udin (022) 70015497081220922772 00199098B

RMH SEHAT Msg Kbgrn, Reflexi, Ttk Wjh, T.Lilin,Bekam & Herbal 2020420 00199251B

MY DHITA MSG Kebugaran Trpy Wnt 26Th Skin & White 022-92432065 00199450B

“LONG BEACH MSG” Call 081322307779Tng Pria/24 Jam No Sms -—GROUP MASSAGE—- Ada Pria/Wnt Muda T.081.395.466.317 00199737B

Shanty/Rita Msg Kebugaran ,Lulur, Theraphy, Jl Trs Naripan Blkg 147 Hub:081322873244 00199742B

________RAYHAN MSG_______ ____Nice & Sopan T.022 76025175_____ 00199797B

Segar Sehat Jl Pungkur Dpn no 227 Membutuhkan Tenaga Therapi T: 91938577 00199836B

RENO&THRESYA Msg P/W/Pasutri/Swinging T;93449383-085641231436 NO SMS Priangan Girls Msg & Thrpy E Dini —083829275219 Tidak SMS—00199962B

Anna Massage Kbgran Therapi Hub: 081322549183 00199963B

00200045B

00199721B

00200330B

“TERAPI + Rematik ,Maag, sakit Kepala, Pinggang, Dll T.93358985 ‘Kris

P E N G O B ATA N A l t e r n a t i f O t a k ———Hub:022-76409663———-

-—”GEULIS MSG TRADISIONAL”—Khusus Panggilan Tlp.081221449337

Buat/Serv S Sible, J Pump, Engkel, Filter Air Dll, Hrg Bsg Grns 76530055

00200329B

ZENI Refleksiologi & Akupresur Panggialn 022-70330045/081320205758

KEPERLUAN PESTA

-—”JUILCA MASSAGE”—— Panggilan 24Jam Hub:08812284921

AHLI BOR MURAH! Mersibel, Jet Pump. Dll Hub:022-70308945

00200328B

FOTO-VIDEO-TRANSFER HdCam-Edit. Kami Jemput Hub: 022-91856328 / 081321305231

00200309B

00198817B

00200261B

Erna Lusi Masage Trpy Kbrgn DiTempat Pgln Hub:081322853852

EPY Pebgobatan Reflexi Kbgrn Dan EDI Hub: 081220794988

Buat Service Jet Pump & Sible Hub: 022.76844472-91745071

SUMUR BOR

00200218B

SIYANG Msg u/Wnt _Tng Pria Kerja Sendiri. Panggilan Hub: 0857 2111 2544

00199952B

MAXXI Spanduk Print 20Rb/M, Sablon 7Rb/M ——Phone: 70144240—-

00200215B

FAHRI MSG Refleksi Kebugaran Tng Pria u/ P/W Hub:085220 408 388

KEPERLUAN MOBIL/MOTOR

00199652B

MAU PASANG BALIGO Di Jalan Tol Pastteur? Hub:022-70894646

“BIG” Msg Kebugaran Khss u/ Wnt/Pasutri. Call 71170717 (Pgln)

Kaca Film /KTT/Sparta USA Hrg Brsaing Hub: 022.7216811-70452877 (Pgln)

00197978B

Mutiara Cemerlang RC Xenia, Phtr, Apv, Zebra T:6014690-6015235-70733391

00200253B

00200905B

GLOBAL STNK, SIM,BBN,Mutasi JABAR & DKI Trcpt & Trmrh.Antr-Jmput T:5207325

00196886B

F I R S T C L A S S BP Wedding-Alphard4Toner-AVZ-APV-Yaris T:72134513

PDS Rent Kijang Kapsul AC, Double Futura, GRV Espass T: 6650902

PERCETAKAN

TERIMA Les Privat, Keyboard, electone, Cpt bs, Bya mrh 70302422- 24Jam

BIMBINGAN SKRIPSI

00196860B

Rental Khusus Mbl Box Hrg Wajar Tlp: 022.7316418-700333354

SPECIALIST ID Card / Member Card Berfasilitas..Barcode / Magnetic.. Jual Bahan Instant/Printing..Terima Makloon Press T.(022)6046307 / 91256388

BENGKEL MOBIL/ MOTOR

Bimbingan Skripsi S1, S2, S3 (Pnlitian, Tesis, Disertasi) ELGINA 2506271

00196158B

Nurul Rentcar Apv, Sedan, Avz, Kjg, 250Rb/Hari Dg/Tnp Sopir T:7513604

Elf Micro Bis 18J/450rb, 16 Sht,AC,TV, DVD “Dody Rent” 70346533/6647726

========ASEP MCGYVER TEA========= S.Hatta 438A T:70470287/08122062123 Spcialist Diagnost System Injection Speedometer Dgtl, ECU/ABS, ESP, Remap

00200099B

00196156B

ABEL RENT CAR Dg/Tnp Sopir Apv 08, Avanza, Xenia T:93271355-08562055719

00200867B

PRIVAT Baca Al-Quran, Bhs Arab, Guru Dtg Ke Rmh Hub:022-763.454.75

00199974B

00196021B

Sapat Jaya L 300 Kjg 03/04 E 2000, Pregio, APv, Box, Sedan T: 2504176-0817431225

00199667B

Privat Technisi HP , Biaya Terjagkau Grnsi 100% Kmbli T70089176/6647674

M.AUTO Cat Oven 1 Hari Selesai salon 100Rb Bubat 147 T:7314209

00195999B

Sri Rent Car Futura 100 Rb, Avnz 175Rb T: 6641598-92449230

Bee Rc Innova, Arena 250Rb lGX, Avanza 225Rb T: 70001154/7811820

KURSUS

ARSITEK Trm Design Bangunan 2D + 3D + Detail + RAB Hub:022-91865430

00198979B

RIZKI RENT , Apv, Avz, 18Jam+ Sopir T: 91200199-0811222198

ENJIKEI MODELING SCHOOL (LPK) Catwalk & Acting u/Anak & Remaja Bersertifikat JL.Sekar Arum No.7 Blkg Griya Buah Batu T. ( 0 2 2 ) 7 3 0 9 4 4 5 / 9 2 1 0 8 7 6 2

00196731B

DIKONTRAK Bengkel Mtr Jl.Maleber Utara no.144 Hub:022-6070257

00195849B

AEGIS Rent 24Jam +/- Sopir, Avz, Xnia, Arena, Inov, T:70114902-70436809-0818421235

00199806B

00200027B

00194864B

RIZKY RENT Murah Apv/Avanza/ Phanter Pregio. T: 70922042/85934000

00200935B

00199788B

TALENTATruckSglUkuranu/PindahanLintas Sumatera T.08112212530 / 081220551115

00198585B

00196711B

00197185B

00190249B

CANOPY + ZINCALUME 140.000/m2 Trm Beres HERI 70123122-081221108096

Specialist Notebook & Saprepart Accesories, Service, Dibeli NB Kond Hdp/ Mati T: 7273377-70005401 Pasific Notebook Jaya Plaza

Terima HP Lkp/Tdk Lkp 1 x 24Jam, Kami Kejar Dgn Hrga Edun T: 92777336

JL Pasir Aktf Msg, 610Lt, Partai & Eceran Filtr Air 600Rb +Psg, Grns T: 022.70442640

AHLI BANGUNAN AMEENA STEEL Khss Canopy Trls 100Rb/M T:76112771/081320710251

00190113B

00192849B

Harta , Uang, Bisnis, Karir, Cinta/RT, Maju, Mujur, Makmur, Optimis, Yakin/ PD, Berani: Drs. H. A. BANCIN 7272598 Jl. Tenismeja 30 Arcamanik

00200362B

KARYA ABADI Bgn/Renov Rmh, Ruko, Pngcatan, Dll. T:08179246391/76781011

00191247B

00191658B

AZIMAH ASLI(Instant) Datangkn Rezeki Barokah Yg Tdk Disangka, Diambil Dr Mu’jizat Nabi, Karomah Para Wali & Khodam Suci.Ccok Bagi Yg Hidup Brkecukupan, Solusi Trlilit Utang, Sukses karier & Jbtn Drastis. Insya Allah Dompet Anda Tdk Akn PrnahKosong. HUb:KANG ANDRIAN 022-922 91 835

00190318B

Vista NB Galery All About Note Book! Jaya Plaza Lt 1 B1 T:7213978-70917049

Pass Travel & Rent Car Sewa APV, AVZ, LGX, Dll T:70576779-70030036

00200928B

00200968B

00191260B

AGHNA-185Rb KjgAPVArena’08AVZ’07Spr Phm DKI T70166909/92210739/5435457

PENGARUHI LAWAN BISNIS Raih Kesepakatan, Kasus Hukum, Cinta, Dunia Hiburan, bos & pacar Yg Pelit, Susuk Telan Pemikat Dll 022-71332508 (No SMS)

Dibeli Tinta Crtge Printer Baru/Bekas Type Laser Jet, Deksjet,HP, Cannon, Epson,Dll.Bisa Dijemput Jl.M Toha 299 ——70987888-70346023——-

-——BANDUNG PERINTIS TREATMENT—Pelopor Depot Air Minum&Alat2 Penjernih Terpercaya Hrg Mulai Rp.5Jtan —T:022-7320616-081322922190——

00196762B

00200272B

“LS” MEMBUKA HIJAB KEHIDUPAN Menju Sukses Atas Izinnya Dg Keilmuan Guru Sjati, Kami Bantu Tuntaskan 1001 Mlsh, Kekeyaan Islaami Harta Nyata, Pndamping Gaib, Program Jd Paranormal, Tu n d u k a n K w n / L w n , B i s n i s , Pelet Mani Gajah, Instan, Te s DitempatBrgrnsi, Rahasi Dijamin 022-70745514-0817626461 JumatLibur

Service / Instal NB & PC Ditempat Instalasi Network T: 022.70685900

00200953B

DIFILT Spcl Pmbuatan Dpt R.O & Dpt Isi Ulang Brkwlts T:92892982-081809824486

00199049B

00190075B

00194839B

Jl Bth Cpt Mrh Depot Air Minum Sdh Jln Omzet Bgs Lok Strgs H: Nego 70448886

RAHASIASUKSES Jadi MilikAnda.Karier, Rezeki, Jodoh, Kemakmuran, Dll Tdk Terbukti Uang Kembali 100%_Bukan Tipuan, Trik, Sulap, Sihir.Biaya 199Rb untuk 30 Orang Saja_Berlaku s/d 16 Mart Hub:085320060001 / 92404688

00190463B

00200929B

00195987B

00196934B

AHLI CANOPY Rival steel Hrg 80Rb Trm Beres.Tbl4_5_6_10mmT:6006967/76058351

DIBELI TINGGI CATRIDGE PRINTER Bekas/Baru, Tipe Laser Jet, Tinta Hp, Canon Terima Refill Jl.Terusan Pasir koja 187 T:022.70929755, Hp 081395192422

Ingin Buka DEPOT?? Hub: 76019752 Paket 1000 Liter Lengkap Rp.5,5 JutaPaket 3000 Liter Lengkap Rp.8 Juta Paket 5000 Liter Lengkap Rp. 10 Juta

P E L E T P E M I K AT S U K M A Reaksi Cpt Tundukkan Lawan Jenis/Sesama Jenis Spessial Menerima Pengobatan Mata, Asma Dll Jl.Sukajadi Sukagalih Gg.H. Yasin III T:022-91929526

LANGGENG JAYA STEEL _Canopy Anti Panas 90Rb T: 762 49 885 / 930 833 80

00194771B

RAJFILTJLFiltrPnjrnihAir100%Alami(NonKimia) T.76270748—081394805048—081910051438

00190270B

00190646B

Stir Sndiri _91669600—87520056— 081 221 47211_Xenia,Pnthr,Kd,Trn,Escudo

00200961B

KONSULTASI

00195929B

AHLI RAMAL ==Ki Wiro Tokoh Paranormal Jabar== -Peraih Best Spiritual Award 2007—Citra Paranormal Award 2008---————RuwatanAura Pesona———— Pengaishan Sesama Jenis, Pisahkan PIL/WIL, Problem Jodoh, Usaha, Karier ========Phone:022.31002003======== ========0856.222.4449=======

00190185B

======= TIRTA KAHURIPAN ========= Specialis Filter Air Depot Isi Ulang, Terima Dalam Dan Luar Kota Hub: 022.92295950- 081394144100

00195924B

00200954B

00189172B

Jl Komptr P4 Lkp 1,7Jt.Trm Tkr/Beli T: 70933258-081931218755 (24 Jam)

00199933B

SERVICE/BIKIN JET PUMP Sumur Bor, Pompa Air, Sumur Sible 022-71175210

“SBR” 145Rb , Futura 1.5 Apv,Avz ’08 AC Double+Spr T:022.92924232-6657104

M.A.C BELADIRI MODERN & KONSULT Spiritual CAMAR Putih.Mslh Prbdi,Karier, Jbtn, SainganBisnis, UtangPiutang, Psugihan Islami, UangAsma, Tabanas/Dana Ghaib, Ruwatan, Susuk, Pelet, Gendam Pngeretan -KAMI BERIKAN BUKTI BUKAN JANJIGus DharmaAji_Kp.Cipadati No.115 RT 3/3 Cinunuk Cibiru & Maleer V/169 GATSU Bdg T:70020490-76240241-9275294592185187-081573715715 00193467B

Epson Service Center Garansi Hub: 4207512-70929513

Jl Filter Air 8 Inchi=500Rb, 10 Inchi=850Rb Stnls Khs Rmh Tngga, Grns, T:92128901/081221091434

DiBELI “MAHAL”=PS 2HD=1,7 PS3,Wii PSP,NDS Dijemput Hub:70555881

00196775B

JASA Pompa Air

RA Hj.NOK SRI REZEKI.SE (Bunda Welas Asih)Pakar Pngobatan Alternatif, Ahli Meramal, Pngasihan, Pelet, Jdh,PsgSusukMahkotaKeraton,Krezekian & Kdrajatan.Pngobatan Brbagai Pnyakit 1 x Datang 30Rb Jl.Ciroyom 66 T.6009487

Service Notebook All Type “Vista Note Book” JL.Surapati 235A T:70920755

Indovision Promo Gratis Prltn+Movies+ Sport, Unit Trbatas T: 022.91527600

BURUNG “KUSUMAH” ShowRoom Burung Perkutut Mnydiakn Perkutut Bakalan & Indukan dr Pternak2 Ternama Jl.Karees Tmr No.2/121 Jl.Laswi (Blkg RIA P h o t o ) T. 7 3 0 0 7 8 6 / 0 8 11 2 0 4 0 0 1

Kredit HP Mas, Minggn/Hrian Khs Wirausaha Bs Diuangkan T: 70055749

00198474B

00198575B

00198986B

00199094B

00196739B

JL/BL/TT Baru/2nd TV, LCD, PS Bagus/Rusak Phone : 9298 2048

JL Peranakan Herder 4Th Jantan u/ Jaga Rmh, Pbrik, Toko T: 8661 7661

00199673B

00197994B

00199689B

Dijual TV 41” Flat Slim Sony Wega LCD Project 95% Segel 4,3Jt T: 76701177

00200064B

Kredit Electronik, Hp & Funiture Dp = 0 Hub: 92154981/92711098/08879952783

Krdt Mrh Syrt KTP, Eltrnk, HP, Frntr,Mbel, Lptop Dll. Hr/mgan u/Wrsta 92523486

“SUGANDA& CO JR” Penyusunan Lap.Keuangan & Pajak Tarif Mlai 500Rb (022)7333622/08122270103 Trm Pemb Pjk Blnn, SPT Thnan, Lap Keuangan, Proposal Dll. Dian 76996958

ANDA PUNYAMASLH Kerezekian, Jbtn, jdh, Bisnis, Psona, Tarik Sukma, Aura Pengsihan, Rwatn Rmh/Toko/Ktr/Gedung. Pengobtn Medis Non Medis Hub:Abah Prananjaya Sesepuh Spiritual T:02292615198/76198909 Pesantren Dlm D50

00197048B

Trm Psnn TAS DIKLAT & Seminar Proses Cpt Jl Leuwisari V No59 T : 5 2 0 6 7 3 8

00200960B

HEWAN ANJING

00198343B

00198066B

DiBeli Jam Rolex Asli, Omega, Breitling, Tag,Piaget,Bulgari Dll.T:70941266

DIBELI Camera Slr/Dslr/Lensa Dll Infocus, Note Book, Handycam 91164433

HONDA Jl Civic Excellent 82 Ac Rt Vr 14 Biru 10.75Jt/N T.08179823565 00200164B

HYUNDAI JL/OVER Kredit Hyundai Cakra 1997 ———Hub:022-76765235———— 00200499B

Jl Cpt Panther Altm’91 FullVar, H:34,5Jt + S Carry MB’84 N T:77922381/08122419338 00200507B

MAZDA Mzd New Trendy 323 Xgs’89 Pth, Mls, Ac,Vr,D Asli STNK Br. 78262298 00200076B

JL MAZDA Capella 626 HB.89 D Silver, VR, AC H.21Jt/Ng Hub:081321523440 00200637B

MITSUBISHI Prs Cpt /ReadyT.120SSTDP8Jt,L300 TDP 15Jt, Engkl TDP25Jt,Dbl TDP30JtT.081220078712 00195501B

READY STOCK DP+Ang Mrh, T.120SS, L300, Colt, Dsl, Trtn T:70508332/0817620232 00196188B

PU(2009) Dp 4Jtan/Nego,Ready Colt Dsl, Fuso, Hrg Bs Nawar, T.91533083/081320405275 00200115B

Jl Cpt Hari Ini SS PU 09 Dp 4Jt Double Dp 30Jt T.92882242 00200298B

OPEL Jl Cpt Opel Optima ’97, Pjk 1Thn, Rp 29Jtan Phone: 0856 2144 315 00198975B

NISSAN READY STOCK Grand Livina:XR, XTrail T.081322999165/91689165 00200125B

SUZUKI DP Semaunya -New Suzuki/Mitshubisi Ready Stock T: 92586818-081322690338 00190274B

TERIMATukarTambah Kndaraan Sgl Merk DgSuzukiBaru100%PU1,5-APV-Swift-SX4GrandVitara-Baleno.Bs Krdt CEPAT DP Rgn Tnp Survey T.91670106/70932163 00196341B

=====DP Dan Angsuran Ringan===== Apv, Pick Up, Grand Vitara, Swift —Baleno, X-Over, Futura, Karimun— 92232766 / 911.99.047/ 91.811.799 00198043B

Jl Carry Buek MB ’84 (D) Mls, Radio Tape Hrg 9,9Jt Hub:91297215/5425090 00198594B

Jl SS Th 2003 Angkot Kalapa-Ledeng Hub: 022.2008416 00199043B

JL FORSA ’86 GL Hitam 21Jt/Nego Hub:085294622872/022-70037758 00199882B

SUZUKI 100% Baru Cash/Credit APV:Swift;Karimun;PU.1.5 S X 4 ; B a l e n o ; G. V i ta r a ; R e a l Va n —Hub:0817203672/022-91119970—00199913B

Jl Carry MB’95 Lengkap Rp 28Jt Hub:2506642-081624111748 00199997B

S.KATANA Short Corsica’92/91 Ac, Vr, F.Audio STNK Br Abu Met. 93432087 00200075B

Katana C’95 BiruTua4x4 PS,AC/RT,Body VarBesi+BemperBesi,Pjk Pjg_Jl.Lw Pjg 50 00200259B

DP Dan Angsuran Ringan SUZUKI Baru Grand Vitara, Pick Up, Swift, Apv, XS 4, Aplikasi Dijemput. Hubungi ====(022) 91661911/ 081366804996==== 00200354B

100% BARU SS Pick Up Dp 6,5 Jtan L300 16,5Jtan, ngkel, Double, Strada Pajero Hub: Agus (022) 92646085 (022) 7097 2402 / 081 22 111 7781 00200948B

00200046B

LAURA MSG Kbgrn & Trpy (Tng ABG) Ditmpt/Pgln Hub:022-92890268 00200121B

DRAGON MSG Tng Pria Tmpt/Pgln ——Phone 022-766 71 060———00200186B

NIA MSG Pengobatan Trdsnl & Kbgrn Pgln 24Jam Hub:081 546 89 3755 00200194B

AGUNG MAssage u/Pria/W Ditmpt/ Pgln 93071436/081573712145 00200211B

TOYOTA Jl T Corona 2000 ’79, Mls, Lgkp, Istw, Surapati 45, T:2502792-081322213331 00199917B

JL T.Altis ‘03 Mulus, Hrg 129Jt/N Hub: Ari -2013412 / 0856 2412 5726 00200074B

JL STARLET ’86 Nego Trs Buah Batu no.141 Hub:022-76202438 00200079B

AVANZA Merah ’04 IStmwa, TDP 35Jt Ccl 3,2Jt/3Th Bs TT Hub:70579889/70437699 00200193B

Prima Massage Lulur Jl.Pajagalan No 20 T:022-92447141

JL MBL Toyota Corolla 74 (Cantik) (D) H/Ng 08122397090/022-70220051

00200213B

00200361B


7 RABU, 11 MARET 2009 Iklan Baris : Rp. 12.000/Baris Iklan Kolom Favorit : Rp. 12.500/mmk

JL T.Kijang’94/95 Mulus, Jrg d Pake KM 200Rb T.7794274 / 70560114

Cukup Telepon Akah (022) 7334977-80 Layanan Iklan sampai pukul 15.00 WIB

Iklan Display BW : Rp. 20.000/mmk Iklan Display Warna : Rp. 25.000/mmk

Jl Mobil T. Innova Thn ‘05 Lengkap H: 126Jt/N Hub: 91884008

Jl Mobil T. Kijang Grand ‘96 Lengkap H: Nego Hub: 70465312/92465837

Hilang Stnk No Pol D-1305-FT Tdk Berlaku Lg

00200368B

034284

007751

00200909B

JL U/ PMK Kijang Diesel ’99 Jrg Ada ——Hub:08157 3047 354——

Jl MObil T. Corona Thn ‘94 Lengkap H: 50Jt/N Hub” 08818294793

Jl Mobil T. Corolla GL Thn ‘85 Lengkap H; Nego Hub: 91746900

HILANG STNK D-1507-QL An:Ari Mataniari S. Tdk Berlaku Lagi + Kunci

00200401B

024351

007755

00200910B

JL MBL Toyota Corona 78 VR, 15, RT Interior Rapi H.9,5Jt/Ng 91601204

Jl mObil T. Kijang Thn ‘94 Lengkap H; 60,5 Jt/N Hub: 081220851228

Jl Mobil T. Kijang Rover Thn ‘92 Lengkap H: Nego Hub: 70225569

HILANG STNK D-2010-HR Tidak Berlaku lagi

00200446B

VW Jl Mbl VW Kodok Thn 61 Siap Pakai Rp 17,5Jt Hub: 081321751195 Trs B.Batu 49 00200864B

007754

007756

00200916B

JL CPT Suzuki Forsa ’87/88 Komplit H.23,5Jt/ng GBI G4/12 081809152404

Jl mobil T. Corolla Thn ‘91 Lengkap H; Nego Hub: 76116364/081122303938

Hilang STNK Nopol D-1305-FT Tidak Berlaku Lagi

00200304B

007753

CHERY QQ 1,1 City Car TERMURAH! DISCOUNT BESAR 70029807/085861988837 00195794B

MOBIL < 50JUTA JL BU S.Carry ’85 Mb.Fas Lkp STNK Baru Siap Pakai 12Jt/Ng 76450694 00200356B

Jl Mobil BMW 530 Thn ‘94 Lengkap H: 42,5 Jt/N Hub: 91884008 024382

Jl Mobil D. Zebra Thn ‘94 Lengkap H: 26 Jt/N Hub: 93321336 007566

Jl Mobil D. Charade Thn ‘91 Lengkap H: 32,5Jt/N Hub: 76404799 007574

Jl Mobil D. Charade Thn ‘92 Lengkap H: 31Jt/N Hub; 92248044 007596

Jl Mobil D. Charade Thn ‘85 Lengkap H: 15,5Jt/N Hub: 91114774 007599

JlMobil D. Classy Thn ‘91 Lengkap H: 31Jt/N Hub; 70343219 007796

Jl Mobil D. Zebra PU Thn ‘93 Lengkap H: 18Jt/N Hub: 70461820 007782

Jl Mobil D. Charade Thn ‘85 Lengkap H: 17,5Jt/N Hub: 92943047/ 081321394357 007770

Jl Mobil Zebra Troper Armada Thn ‘94 Lengkap H: 21Jt/N Hub: 70035413 007769

Jl Mobil D. Sharave Turbo Thn ‘86/87 Lengkap H; 20,5 Jt/N Hub: 085722041400 007762

Jl Mobil D. Charade Thn ‘85 Lengkap H: 17Jt/N Hub: 91791544 024386

Jl Mobil D. Charade CX Thn’ 87 Lengkap H: 23Jt/N Hub: 70402987 024373

Jl Mobil D. ebra Van Thn ‘90 Lengkap H: 16,5Jt/N HUb: 70047139 024365

Jl Mobil D. ebra Astrea Thn ‘90 Lengkap H: 18,5Jt/N Hub: 70047139 024366

Jl Mobil D. Clasy Thn ‘93/94 Lengkap H; 35,5Jt/N Hub: 70705542/081321302648 024331

Jl Mobil D. Winner Thn ‘95 Lengkap H: 37,5Jt/N Hub: 70102839 007577

Jl Mobil Mada Elite Thn ‘87 AC/RT/ VR/P/PW/EM H: 18,5Jt 007573

Jl Mobil Mazda 323 Thn ‘87 Istimewa (Lkp) H:23Jt/N Hub: 081221136893 024398

Jl Mobil H. Prestige Thn ‘87 Lengkap H: 26,5Jt/N Hub: 92188892 024332

Jl Mobil H. LX Thn ‘89 Lengkap H; 43,5Jt/N Hub: 081573441000 007552

Jl Mobil H. Civic Thn ‘86 Lengkap H: 23,5Jt/N Hub: 70070517 007558

Jl Mobil H. Civic Thn ‘90 Lengkap H; 49Jt/N Hub: 70461820 007784

Jl Mobil H. Civic Thn 84 Lengkap H: 24Jt/N Hub: 081320639954 024372

Jl Mobil H. Accord Thn ‘85 Lengkap H: 21Jt/N Hub: 76111730 024369

Jl Mobil H. Grand Civic Thn ‘89 Lengkap H: 43Jt/N Hub: 76764252 024370

Jl Mobil M, Colt PU Thn ‘08 Lengkap H: 16Jt/N Hub: 70579085 007590

Jl Mobil M. Eterna Dohc Thn ‘90 Lengkap H: 35Jt/N Hub: 92816809 007764

Jl Mobil M. Lancer Thnn ‘90 Lengkap H; Nego Hub: 92920121 024400

Jl Mobil Ford Laser TX3 ‘88 Lengkap H: 28Jt/N Hub: 92816809 007763

Jl Mobil Fiat Thn ‘89 Lengkap H: 18,5Jt/N Hub: 70496675 007553

Jl MObil Daewo Nexta Thn ‘97 Lengkap H: 32Jt/N Hub: 76214278 024355

Jl Mobil Chevrolet Thn 87 Lengkap H: 35Jt/N Hub: 70059259 024390

Jl mobil S. Forza Thn ‘89 Lengkap H: 26,5Jt/N Hub: 022-70546717 007555

Jl Mobil S. Carry Thn ‘91 Lengkap H: 27,5Jt/N Hub: 76404799 007575

Jl MObil S. Forza GL Thn ‘87 Lengkap H: 24Jt/N Hub: 92733716 007578

Jl Mobil S. Carry Thn ‘89 Standard H: 18,5Jt/N Hub: 70406183 007581

Jl Mobil S. Katana Thn 89 Lengkap H: 28Jt/N Hub: 70973331/92456477 007595

Jl Mobil S. Katana Thn 90 Lengkap H: 32Jt/N Hub: 76122944/93287554 007598

Jl Mobil S. Forza GLX Thn ‘89 Lengkap H: 28,5Jt/N Hub: 76724741 007795

Jl Mobil S. Forza Thn ‘86 Lengkap H: 24Jt/N HUb: 70387130 007794

Jl Mobil S. Forsa GL Thn ‘89 Lengkap H: 29Jt/N Hub: 70461820 007783

Jl Mobil S. Forza Thn ‘86 Lengkap H: 23,5Jt/N Hub: 70461820 007781

Jl Mobil S. Katana Short Thn ‘90 Lengjap H: 31,5Jt/N Hub: 70999171 007768

Jl Mobil S. Futura ‘93 Lengkap H: 27Jt/N Hub: 91791544 024379

Jl Mobil S. Forsa GL Thn ‘86 Lengkap H: 24Jt/N Hub: 081322279894 024362

Jl Mobil S. Carry Realvan Thn ‘94 Lengkap H: 39Jt/N Hub: 70134896 024354

Jl Mobil Futura Setengah Box Thn 91 Lengkap H: 25Jt/N Hub: 70288484 024385

Jl Mobil T. Super Kijang Thn 96 Lengkap H: 36,5Jt/N hUB: 76344469 007579

Jl Mobil T. Corola Twin Camp Thn ‘90 Lengkap H: 37,5Jt/N hUB: 76539889 007591

Jl Mobil T. Corolla Thn ‘91 Lengkap H: 44Jt/N Hub: 081809575060 007800

Jl Mobil T. Corona Thn ‘79 Lengkap H; 11Jt/N Hub: 022-70058782 007799

Jl Mobil T. KIjang Astra Lengkap H: 43,75Jt/N Hub: 70044174 007780

Jl MObil T. Kijang Astra LSX Thn ‘92 Lengkap H; 43,75Jt/N Hub: 70044174 007779

Jl Mobil T. Starlet Thn ‘90 Lengkap H: 42,5Jt/N Hub: 70015239 024397

Jl Mobil T. Corolla Thn ‘96 Lengkap H: 35 Jt/N Hub: 70059259 024389

Jl MObil T. Kijang Astra Thn ‘91 Lengkap H: 41Jt/N Hub: 081802101833 024357

MOBIL > 50Jt

MOBIL NEGO Jl Mobil BMW 3181 Thn ‘92 Lengkap H: Nego Hub: 0816618332/70465332 007561

Jl Mobil D Charade CX Winner Thn ‘93 Lengkap H: Nego Hub: 08122444942 007565

Jl Mobil D. Espas Thn ‘97 Lengkap H: Nego Hub: 60830135 007569

Jl Mobil TAFT GT Thn ‘90 V-16/Audio H: Nego Hub: 92280091

007593

Jl Mobil D. Feroza Exc Thn ‘94/95 Lengkap Full Var H: Nego Hub: 70909819 007790

Jl Mobil D. Zebra Thn’ 93 Lengkap H; Nego Hub: 70461820 007786

Jl Mobil D. Feroza Thn ‘96 Lengkap H: Nego Hub; 70344703/70058118 007793

Jl Mobil D. Xenia XI 1300CC Thn ‘05 Lengkap H: Nego Hub: 92025676 007788

Jl Mobil D. Taft GT 4X4 Thn ‘92 Lengkap H: Nego Hub; 70887191 007773

Jl Mobil D. Taft Thn ‘86 Lengkap H: Nego Hub: 76284380 024391

JlMobil D. Espass Thn ‘95 Lengkap H: Nego Hub; 70076638 024396

Jl Mobil D. Zebra Astrea Thn ‘93 Lengkap H; Nego Hub; 70134896 024353

Jl Mobil D. Clasy Thn ‘93 Lengfkap H: Nego Hub: 70058118/70344703 024359

Jl Mobil D. Taft GT Thn ‘94 Lengkap H: Nego Hub: 70521971/0811231753 007600

Jl Mobil Mada Thn 83 Lengkap H: Nego Hub; 92647071 024374

Jl MObil H.Accord Maestro Thn ‘92 Lengkap H; Nego Hub: 0816618332/70465332 007560

Jl Mobil H. Accord Thn ‘00 Lengkap H; Nego Hub: 081322072016 007583

Jl Mobil H. Grand Civic Thn ‘90 Lengkap H: Nego Hub: 70483206 007586

Jl Mobil H. Accord Thn ‘85 Lengkap H: Nego Hub: 0818430049 007587

Jl Mobil H. Prestige Thn ‘87/88 Lengkap H; Nego Hubl; 91322959 007767

Jl Mobil H. Civic Thn ‘86 Lengkap H: Nego Hub; 70929899/0816603201 007761

Jl Mobil H. Accord Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 76103171 024361

Jl Mobil H. Accord Thn ‘91 Lengkap H; Nego Hub: 085860768232 024358

Jl Mobil H. Grand Civic Thn ‘88 Lengkap H: Nego Hub: 76116364/08122303938 007752

Jl Mobil C. Wonder Thn ‘84 Lengkap H: Nego Hub: 70445538/081320703536 007564

Jl Mobil M. Kuda Thn 03 Lengkap H: Nego Hub: 70551414 007557

Jl Mobil M, Lancer Sohc Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 91288720

007576

Jl Mobil S. Katana Shart Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 92492444 007556

Jl Mobil S. Jimmy Thn ‘85 Lengkap H: Nego Hub: 91687889 007567

Jl Mobil S. Katana Short Thn ‘94 Lengkap H: Nego Hub: 91687889 007570

Jl Mobil S. Jimny Super Thn 89/90 Lengkap H: Nego Hub: 91907474/081320400411 007592

Jl Mobil S. Vitara Thn ‘93 Lengkap H: Nego Hub: 70030295 007792

Jl Mobil S. APV Thn ‘07 Lengkap H: Nego Hub: 91179623 007787

Jl Mobil S. Futura Thn ‘96 Lengkap H: Nego Hub: 70807734 007778

Jl Mobil S. Escudo Thn ‘95 Lengkap H: Nego Hub: 70807734 007777

Jl Mobil S. Escudo Thn ‘95 Lengkap H: Nego Hub: 91443597/70551414 007776

Jl Mobil S. Baleno Thn ‘97 Lengkap H: Nego Hub: 70940507 007775

Jl Mobil S. Katana GX Thn ‘97 Lengkap H: Nego Hub: 76233562 007766

Jl Mobil S. Jimny Suprr Thn ‘82 Lengkap H: Nego Hub: 70439297/081573900768 007765

Jl Mobil S. Futura hn ‘94 Lengkap H: Nego Hub: 76437428 007759

Jl Mobil S. Forza Amnity Thn ‘ 90 Lengkap H: Nego Hub: 91291854 007760

Jl Mobil S. Escudo Thn ‘95 Lengkap H; Nego Hub: 76437428 007758

Jl Mobil S. Forsa GLX Thn ‘88 Lengkap H: Nego Hub: 92619449 024394

Jl Mobil S. Vitara Thn ‘92 Lengkap H: Nego Hub: 92393190 024399

Jl Mobil S. Futura Thn ‘94 Lengkap H: Nego Hub: 71323575 024383

Jl Mobil S. Carry Thn ‘97 Lengkap H: Nego Hub: 93311047/081221278768 024379

Jl Mobil S. Jimnyi Thn ‘90 Lengkap H: Nego Hub: 081322279894 024363

J l M o b i l T. C o r o l l a T h n 8 2 / 8 3 Lengkap H: Nego Hub: 73491458 007563

Jl Mobil T. Kijang UP Thn 97Diesel H: Nego Hub: 0816618332/70465332 007562

Jl Mobil T. KIjang Capsul Thn ‘01 Lengkap H: Nego Hub: 0811218031/70313433 007568

Jl Mobil T. Corolla Twin Camp Thn ‘89 Lengkap H: Nego Hub: 76632401 007582

Jl Mobil T. Kijang PU Thn ‘95 Lengkap H: Nego Hub: 70406008 007584

Jl Mobil T. Corona Thn ‘90 Lengkap H: Nego Hub: 92325279 007585

Jl Mobil T. Twin Cam ‘91 lENGKAP h; Nego Hub: 70472964 007588

Jl Mobil T. gREAT cOROLLA Thn ‘92 Lengkap H: Nego Hub: 76161315 007789

Jl Mobil T. Kijang Super Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 70461820

00199751B

Jl Mobil BMW 3201 Rhn ‘95 Lengkap H: 63,5 Jt/N Hub: 70184486 024377

Jl Mobil D. Xenia XI VVTI Thn ‘07 Lengkap H: 52 Jt Sisa 28x Hub: 92033444 024392

Jl Mobil D. Hilline Thn ‘89 Lengkap H; 52,5Jt/N Hub: 93061446 024360

Jl Mobil Peaugeout Thn ‘97 Lengkap H: 53,5Jt/N Hub: 70184486 024378

Jl Mobil H. Civic Genio Lengkap H: 58Jt/N Hub: 70973331/92456477 007594

Jl Mobil Hyunday Ato Thn ‘00 Lengkap H: 62,5Jt/N Hub: 70027525 007580

Jl Mobil Hyunday Ato Thn ‘00 Lengkap H: 63Jt/N Hub:70343219 007798

Jl Mobil I. Phanter Thn ‘98 Lengkap H: 71,5Jt/N Hub: 70908164 024381

Jl Mobil Kia Visto Thn ‘02 Lengkap H: 71Jt/N Hub: 70343219 007797

Jl Mobil Kia Visto Thn ‘01 Komplit H: 59,5Jt/N Hub: 70555547/08164870856 007757

Jl Mobil S. Fututra Thn ‘09 Standard H: 64Jt/N Hub; 7300332 007554

Jl Mobil T. Kijang Grand Extra Thn ‘93 Lengkap H: 64,5Jt/N Hub: 70487594 007559

Jl Mobil T. Kijang LSX Thn ‘02 Lengkap H: 105Jt/N Hub: 76240364/9115105

Jl Mobil T. Corolla GT Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 92109982 007571

Jl Mobil T. Great Corolla Thnn ‘93 Lengkap H: Nego Hub: 92321837/91288720 007791

Jl Mobil T. Kijang Jantan Thnn ‘93 Lengkap H: Nego Hub: 70887191 007774

Jl Mobil T. KIjang Grand SGX Thn ‘95/ 96 Lengkkap H: Nego Hub: 70887191 007772

Jl Mobil T, Kijang LGX tThn ‘03 Lengkap H: Nego Hub: 70887191

Hilang STNK Nopol D-5091-GL a.n H Dindin Djaenudin Tidak berlaku Lagi Hilang STNK D3754DP a.n Isap S & SIM C a/n Ega P. Tdk Berlaku Lagi

00199916B

SUZUKI DP NEGO Skywave, Spin, Smash, thunder 100% baru T:022-70213756/92268145 00198420B

YAMAHA Dp Murah Prss Cpt Syrt Djmpt Vxion, Mio, Vega, JupZ, MX T:71356469 00198719B

1 0 0 % B a r u D P Te r m u r a h . M i o DP 800Rb Hub: 760.20.140 00198724B

DP MURAH Banget Proses Mudah, Mio Cw, Soul,MX, Vega,Hub Santi 92788233 00199941B

MIO STDR DP 850Rb Vega ZR (DP 950Rb) Jupiter Series (1.4Jt) 92065080 00200003B

Cash/Kredit Motor Baru Proses Cepat Hub: 022.93062004/70573632 00200296B

Jl F1 H.3,5Jt/Ng Vespa Sprin 70 Modif Mls 3.2Jt/Ng 085294987317 00200458B

HONDA New Revo Beat, CSI, Murah Pisan, Aplikasi Djmpt T: 76794500-93445578 00198334B

Tiger ’04=12,25Jt /Vario CW’06=10,25Jt Supra X125’06=10. Bs Kdrt KAANOMAN 70447654 00198596B

New Honda Cash/Kredit Proses Mudah & Murah Hub: 022.70951531 00199687B

DJL KHARISMA D 04 Mulus Hub:081321318112/022-7100086 00199909B

NEWHONDACash&CreditProsesCpt&Mudah Syarat Dijemput,T;70084832/7206893 00199953B

Jl Cpt As Gren’93 D Kdy Ms 3,35Pas Jl.Siliwangi Dlm 3 T:76463972 (Reni) 00200078B

JL SUPRA Fit New Cw ’07 Rp.8,1Jt sarijadi 24 no 106 Mulus T.2003227 00200094B

NEW HONDA: Revo 600, Beat Dll Nego APP Jemput Hub:022-71412919 00200103B

DEALER Honda Dp + Angs Nego Hub;085722137919/76003369 00200111B

JL CPT New Supra Fit.S Th 2007, Trml (T) =5,75Jt Hub:08157125938 00200234B

Dp Murah Prss Cpt Prsyrtn Djmpt, Mtr Beat,Vario, Blade, Revo, Supx, T:76730091 00200235B

Jl SUPRA X 02, Vr, Hitam, Mls, 1Tgn, Pajak Pjg, H:6,3Jt T:70280958 00200295B

“HONDA” Program Khusus Guru/PNS DP dan Angsuran Ringan Hub:91300375 00200405B

JL Supra X’01 Mls Ori a/n Sndiri T: 9 2 7 3 6 3 5 0 / 0 8 1 7 2 3 8 3 6 3 9 00200447B

Jl Legenda 2 ’03 Mls, Kodya H:4,35Jt Tlp: 70042967/ 0819.1000.6467 00200457B

BAJAJ NEW Bajaj Pulsar 125,180,200cc, Dp.Nego Hub;022-764.65.126 00199956B

PAKAIAN KONFEKSI Mngerjakan & Trm Jahit Kaos Sablon, Partai T.022-7037 8059 00190140B

SERAGAM/PERLENGKAPAN Hansip/ Perlengkapan Pemilu T:70064489/7308361 00193780B

Buat Transpaper Foto Caleg, Capres, Pin, Striker.JLPagarsih107CUtamaJaya91210575 00195855B

-————CANDRAPRODUCTION———— Menerima Press Kaos Dpn+Blkg Rp.300 Bikin Kaos Partai Jl Batik Manteron No 41 Jalaprang T:70082093/081221007851 00195993B

Trma Makloon Presan Kaos, Bendera, u/ Partai & Pilkada Juga, Bisa Press, Full Print Tercepat 24 Jam ==========92210280-92142535========= 00196194B

Trm Pesnn Kaos Prtai, Makloon & Bkn Kertas Trnsfer T: 76545151-76659709 00197055B

Jl/Trm Psn Jaket Kulit/Srg Tgn Kulit/Jaket Touring/Club Dr Bhn Lain2 T:76233764 00197076B

BIKIN KAOS PILKADA Dll Murah & Cepat Hub: 6011242/5402424 00197200B

Trm Khs Baju/Kaos Srgm Kntr, Sklh, Bengkel, Dll Hub:Ibu Me2 T70577770/081220705445 00198001B

- — — G R AY S C A L E — — — Terima Pesanan Kaos Katun Kombed Kwalitas Distro 25Rb Jual Stock Kaos T:92760111/92417494/085720119563 00198471B

“PMC” Specialist kaos Partai, Spanduk, Bendera, Dll T: 7209207-70179807 00198565B

JAZIRAH PABRIK Kerudung,Cari: Agen/ Distributor Macam2 Kerudung Hrga Pabrik T (022)76476440-92759343-081221462224 ( Yu d i ) J L . B u d i N o 5 2 B a n d u n g 00198620B

PD BUDI ABADI Supplier Konf& Prdgngn Umum,Prlkpn TNI, Polri, Terpal, Tas Kntr, Sptu, Hansip, Srgm, W.Pack Tenda Peleton T: 08164865948-70383139-6120180 00198838B

-—CV.KAOS MANDIRI KONVEKSI—— Kaos Prtai, Bdera Prtai, Kpasitas Bsr, Hrg Nego.JL.PHH Mustofa 79B & 79C T: 7215733/70534732/www.pakaian.com 00198940B

=========d’faster============ Kaos Dan Atribut Pilkada Terlengkap JL Pagarsih No 48 Jl.Surapati 103 Hub: 022.5432079/7025052/08122394891 00199668B

ALGI PIN Pusat Prod Pin Wakil Rakyat T. 0 2 2 7 6 1 6 2 7 0 0 - 0 8 5 6 2 1 3 5 4 0 3 00199821B

DicaRi:KONVEKSIDompet,Belt,KaosDlm40s, ClnDlm, Topi, SndalJpit, Tas, Kmja T.706 57 597 00200382B

PAKAIAN Gratis katalog Kaos Musik Dsrbtor, Agen, Min 6 Pcs T: 08394228983-70893097 00197070B

== Grosir Macam2 Pakaian Wanita=== —Hub: 022.70400996/081220006875—00197182B

JAVAethnic Produksi Kaos Katun Rp.15Rb Hub: 70180999/7310040 00198833B

Trma Psnan Srgm Sklh, Olhraga, Almamater, Batik & juga Makloon Dll 7215467 00200256B

The Syndicate Trm Makloon Kaos, Kmja, Training, Jket Dll 91136828-91169591 00200288B

PENGUMUMAN KEHILANGAN Hilang STNK Nopol D1440TL Tidak Berlku Lagi 00200034B

Hilang STNK Nopol D-3874-FN, D-2701-FZ. Tdk Berlaku Lagi 00200508B

Hilang STNK Nopol D-3078-FV An Iwan Setiawan. Tdk Berlaku Lagi 00200510B

Hilang STNK Nopol D-6389-EO An Ai Kurnia. Tdk Berlaku Lagi 00200511B

Hilang STNK Angkot Nopol D-1973-ZS & SIM A An Tatang S. Tdk Berlaku Lg

007771

00200630B

HILANG STNK D-2216-VX an:Zaenudin Tdk Berlaku Lagi

024388

00200682B

Jl MObil T. Corolla Thn ‘80 Lengkap H: Nego Hub: 76174419

HILANG STNK D-4859-DB, D-6250-FQ TDk Berlaku Lagi

024371

024375

Jl Mobil T. KIjang Super Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 76550466 024376

Jl Mobil T. Kijang LSX Thn ‘01 Lengkap H: Nego Hub: 081220505150 024380

Jl Mobil T. KIajng Thn 94 Lengkap H: Nego Hub; 70315962 024364

Jl mObil T. Yaris Thn ‘06 Lengkap H; Nego Hub: 91733273/08122426587

00200939B

00200941B

STNK D-6822-BK +SIM A Umum & C a.n Rachman. Tidak Berlaku Lagi 00200943B

Hilang STNK Nopol D-3203-SV, D-3554UZ, D-3528-UE Tdk Berlaku Lagi 00200945B

Jl Mobil T. Kijang MB Thn ‘90 Lengkap H: Nego Hub: 92520343

Jl Mobil T. Corolla Thn ‘76 Lengkap H; Nego Hub: 92647071

00200936B

00200439B

MOCHIN

007597

Jl Mobil Isuu Phanter Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 70996344

00200933B

Hilang STNK Nopol D-5221-CD a.n Nanang. Tidak Berlaku Lagi

Jl Motor KTM’04 H;3,5Jt/N T; 2 5 0 2 7 9 2 / 0 8 1 3 2 2 2 1 3 3 3 1

007589

Jl Mobil D. Taft GT Thn ‘92/93 Lengkap H: Nego Hub: 70973260

007785

Jl D Espass’04 Biru Met, Ac H:57Jt/ N T:92422489-081394000249

MOTOR DIJUAL KAWASAKI Jual Ninja VR ‘07 Istimewa_Jl.Panutan 4 N o . 2 0 U B E R T. 7 8 0 6 8 3 4

00200932B

Hilang STNK Nopol D-6577-CH Tidak Berlaku Lagi

00200683B

Hilang STNK Nopol D-5293-CJ, D-5708CA, Dan D-4403-CY, Tdk Berlaku Lagi 00200746B

Hilang STNK Nopol D-1220-JE, D-2200-BJ. Tdk Berlaku Lagi 00200753B

Hilang STNK Nopol D-3663-DD An Agus Setiadi Tdk Berlaku Lagi 00200811B

Hilang STNK Nopol D-6370-CB, D-6351-DD Tdk Berlaku Lagi 00200829B

Hilang STNK Nopol D-6259-FL, D-5799AH, D-2196-BY. Tdk Berlaku Lagi

024367

00200839B

Jl Mobil T. Corolla Thn ‘86 Lengkap H: Nego Hub: 76174419

Hilang Stnk No Pol D-4384-DO Tdk Berlaku Lg

Hilang STNK & SIM a.n Tjutju Nopol D-5740-BF Tidak berlaku lagi 00200946B

Hilang STNK Nopol D-5156-UQ, D1786-XC, D-4351-XY Tdk Berlaku Lagi 00200947B

Hilang STNK & SIM C a.n Dicky S Nopol D-3128-DT tidak Berlaku lagi 00200949B

Hilamng STNK Nopol D-6158-SC, D6044-XC, D-6427-XP Tdk Berlaku Lagi 00200951B

STNK D1342AU a.n Kaneyawati S & D8584BC a.n Josep S Tdk Berlaku Lagi 00200952B

Hilang BPKB NO: 8468958-H Nopol D-1149-BU Tidak Berlaku Lagi 00200955B

Hilang STNK Nopol D3787BV Tidak Berlaku Lagi 00200970B

Hilang STNK NOPOL D6345ET Tidak Berlaku Lagi 00200971B

Hilang STNK D4120BC Tidak Berlaku Lagi 00200972B

Hilang STNK Nopol D2318DV Tidak Berlaku Lagi 00200973B

Hilang STNK D6069DZ Tidak Berlaku Lagi 00200974B

Hilang BPKB (Liem) No D7877208-H (D1066-UV) No.C2667681-H )D8254SN), EO040470-H (D4028UH)+Surat Tidak Berlaku Lagi. Yg Mnmkan Mhn Dkmblikn 085220432496 00200976B

KERJASAMA CARI Distributor/Sales Oli,Aki,Ban mobil,Motor,Hub:76458929 00199801B

KESEMPATAN Emas Hanya 1x, Dicari 50A gen. Solusi Pengganti Minyak Tanah, Tdk Meledak, Aman Hub:Kami Distributor Briket Bt Bara T.91462129/08881310591 00200068B

Dana Cash /One Day Service Jmn BPKB Mbl ’80 Up-Mtr ’90 Up, Srtfkt & AJB, Leasing Resmi/Dana Talangan, Bunga Ringan Hub: (022) 6658050-081395494356 00200263B

Modal 2,5Juta Jadi 3 Juta Utk 4 Bulan Saja Hub: (022)7623.6328 00200349B

525Rb Invest Network Pulsa Bebas Rekrut Untung 9jt/bln T;92852883 00200417B

Dicari Mitra Kerjasama u/n Pelajar SMU / Mahasiswa (Part Time) 91565625 00200443B

LOWONGAN KERJA ....KOREA .....KOREA .....KOREA... Kursus Bahasa Korea Siap KLPT ( EPS-KLT ) ....Syarat Kerja Di Korea.... Phone: (0264) 9180903 / 0858 4614 8968

Ingin Isi BBM Jadi Ladang Penghasilan ——Hub: 022.7626.1218——— 00195969B

BONCENG BOCAH KURSI EMPUK untuk Membonceng Bocah Tercinta, Saat Berkendaraan Roda 2 Anak Merasa Aman, Nyaman di Motor. Kami Tawarkan Peluang Usaha Sistem Keagenan..Dicari Agen Seluruh Indonesia Hub: 081 322 05 11 26

00200379B

JL RMH Jln.M.Toha Gg.Silih Asih 3/1C/ 203A 022-7563996/0813 2235.5268

00198775B

00200388B

JL Bukit Cipageran Ind A-30, SHM, LT 103/ 80, Rp 135Jt/N T: 0857.2222.4709 (TP)

JL Madurasa Tngh No 18 H: Nego Lt 186/272m2 SHM,Cigereleng T: 5228172

00198785B

00200393B

Jl Rmh T37/72. 40/42 Komp Griya Saluyu JL.Cipamokolan Rancacili T: 70353903

Komp GBI blok i No 18 Lt 86/140m2 Jual/ Kont Bs KPR Hub: 76236328/76512020

00198830B

00200408B

Jl Rmh Cijerah & Pharmindo, Jl Tanah 10.000,-M2. View 250Rb/M2 Cck U/ PerumVilla (Cileunyi) Jl Kost an 16KT, 330Jt,Kircon T: 7 0 5 1 2 9 6 6 / 0 8 1 2 2 0 6 6 9 8 6 7

Disewakan Rmh Cck U/ Usha Lt 50m2 Jl.Dago no 230 H:Nego T: 91506160/91258421

00196753B

00198948B

Penghasilan Besar Modal Kecil SMS Nama & Alamat Ke 085720018426

JL Rmh T45 Lt 120, Semi Rnv, Kemakmuran Ry Blok 3L/298, Riung Bdg 08122222682

00197461B

00198950B

FEE Seumur Hidup Buyer Get Buyer Min 1 Australia 022-70111333

Dikont Rmh Burangrang Dlm VIII, 7Kmr Mndi, 8Kmr Tdr. Hub:YUS 08562098312

00198469B

00199125B

JIKA PENGELUARAN PULSA 10Rb/Bln dptkan “Pasive Income 97Jt” Hub:70118083

Jl Rmh Kopo Dpn RS Imanuel Cck u/ Usaha Kost Lt 176 H: 650Jt T: 081320529142

00198602B

00199650B

Dcri Pnsiunan,IbuRmhTngg,Pnggrn,YgIngn Pnghsln +an 1s/d 5Jt/Bln 91180753(No Sms)

Jl Rmh T.21, 2Lt, ull Rnv, Nego,Komp GBA II Blok I2 No 14, T:76592871-6021348

00199675B

00199660B

Dcr Ex Leader MLM/Agen Income 6-12Jt/Hr. T:081322256876

JL CPT TCI LT.110/90m2, SHM, S.Huni Renov 2Unit “TRUST PRO” 92228871

00199887B

00199775B

JUAL Teh Rosela Hrg Grosir T.76554486081220111281 -www.tehrosela.com

Jl 250Jt SHM, LT 122M2/LB 100M2 Marga kencanamargawangiIVNo102T;08164206991

00199942B

00199800B

MINUMAN ALAMI Jahe Merah Instan Hgr Grosir Hub:76230819/085223287919

Jl Rmh /Dikontr LT113m2, H.130Jt/Ng Daerh Bundrn Cibiru Bbs Banjr 081395116458

00199944B

00199849B

“Dengan300Rb”AndaMenjadiProdusenRambak Pangsit, Hub;Hasan 6628392-081321431556

DIKONT Rmh Jl.Virgo 4 Turangga 2KM, 3KT Hub:085294622872/70037758

00199992B

00199883B

MAU Jual Pulsa Elektrik Murah? Daftar Gratis T:022-022-76255543

Jl Rmh T;36 LT 96M2 Perum Tanjung Sari Permai Blok D No 5,T:081912708702

00200009B

00199884B

DI Vnet HP Anda Bs MEnghasilkan Jtan Rp. 022-30240876/08122227807

Jl/Kont LT32/LB64. Gg Jaksa 100 Ciateul-Puskot. T:081321003456 (TP)

00200088B

00199886B

Peluang Usaha Buka Cafe Modern Bs DiRumah,Training Tgl 8/03 Hub;081218704895

JL RMH LT.215m2 SK.Asih Atas 276A Baik u/ Usaha 08122155076/92504321

00200187B

00199905B

MODAL Kecil Hasil Dahsyat SMS Nama + Alamat Ke 08156160667

OVER 60jt Jl 75Jt/ng T.22 Komp.BMI Sblh Rancamanyar Hub:081912737067

00200204B

00199908B

MNI Solusi Krisis Global Modal 580Rb 1x Income 850Rb/Hr 022-91273741

Jl Rmh LT/LB=70/60M2,Artesis. List900W, Marga Asih. T:6670901/081220596877

00200224B

00199919B

Kami Ajari Bisnis di Internet Dari Nol T(022) 7538362/087821354854

Jl Rmh LT/LB 200/150M2, Cibaligo Permai,H;550Jt. T:081220596877/76511034

00200260B

00199921B

BISNIS SEHAT Modal Hemat Untung Berlipat Info 0815 7268 2228

Ovr Mblymg Rgncy 29/60 ss 13Th 490Rb/ Bln 25Jt T: 92848225/081320460654

00200325B

00199967B

SOLUSIMEMPERBAIKIEKONOMIKELUARGA ......Hub: 081 321 673 045.......

BU.JL.CPTLT;60/LB;36,900W,PDAM,Renov,Nego, Komp.GBRIIIE4/8,Cmh, Serius,T ;76846991

00200428B

00199981B

BISNIS Modal Kecil Hasil 100Rb-12Jt/ Hr No Risk P/W Hub:081 322 554 137

Jl Rmh SHM LT:300/LB:350M2, Fas,Lkp, Di Jl.Srimahi II,T:081221097999

00200432B

00199984B

....Anda ingin Usaha Sampingan.... .........Hasil 5 Juta / Bln......... SMS Nama + Alamat Lengkap + Kode Pos ........ Ke: 0815 3920 5831 ........

JL Rmh Jl.Laswi Rt 3/5 No.52/116-LT 72, 2Lt, SHM T.081350572304 / 0816202333

00200493B

Peluang Bisnis Bergaransi Gagal Uang Kembali ATENG 022-76700020 00200647B

Praktis Sukses Wrush Dgn Mdl Ksl, Rp1,5Jt/ Mnggu,Ush Rmhan, No MLM/Sales. BErmnt: KrmAlamatLengkap+BiayaRp50RbKe:Tromol Pos No1 Batujajar Bdg 40561 00200718B

Dgn 110Rb Pnghsln Min 100rb/Hr garansi, SMS Nm&Almt Lkp 081321978097 00200777B

Rahasia Uang Dan Trik Jitu Bertransaksi Dengan Kartu ATM Tanpa Mengurangi Saldo, Tertarik SMS Nama Dan Alamat Lengkap Ke 08172340011 00200788B

Terima Tlp/SMS /Misscall,Anda Dibayar Mau?? Call 022.71430410 00200959B

PEMBERITAHUAN P.ASUHAN Trm ZAKAT/INFAK u/ Keterampilan anakAsuh 7513604/70451151

00200080B

Dijual/Dikont Rmh Di Jl.Bpk Supi No 23 3KT, Hub:0813941751849/4262757 00200113B

Hanya Beberapa Unit T45/90 Lokasi Randu Sari Residence Antapani Minimalis SHM Secure Gate T;92999092/76602718/9126262 00200114B

DJ/Kont Rmh Jl.Bpk Supi 23 Sri PAledang 3KT 081394751849/4262757 00200130B

jl rmh Gg. Rahayu Maleber HGB, LT.50m2, 3LT, 5KT H.98Jt T:6013747 00200137B

Jl Rmh TCI Blok H 120-90,Parakan Mas V 102/76 Mrh2 Hub:91824868 00200162B

JL Rmh 3x10M Gg.Harkuning 12 Dekat BeMall Naripan, T:91210220 00200207B

Jl Rm Tkt LT.146/LB283M2, SHM, 2200W,Bm. Pnylkn C18/7 Di Hook Nego T:7835255 00200209B

Jl Rmh Hook Puri Indah Jatinangor Mlok B7 No 13 LT140/LB40,SHM T;7309864 00200210B

00200051B

JUAL Cpt 65Jt Rmh Br Di Pasteur 7x8M2,2KT,1KM, RK,Dpr, T:93016501

PROPERTI

..GRATIS..!SEIZIN MENAKER DEPNAKER Cr TKW Salon, Prwt Org Jompo, B. Sitter, Plyn Toko, u/ Taiwan, UEA, A.Saudi, Mlysia, Singapore Dpt Uang Saku GRATIS!! Jl.Dewi Sri No.3 Srimahi M. Ramdhan T.(022)70162555—91122227-5222995

JL Rmh LT:126M2, SHM, Tlp, Air T:7534994 Jl.Sentosa Asih 4/30 S.Hatta 00200217B

JlRmh2Lt,LT25M/LB250M,SHM,Komp.Kopo Elok,Jl.Cakrawala 12. T: 0 8 3 8 2 9 5 3 7 3 7 6 00200220B

Jl Rmh LT118M2,2Lt,9KT,2KM, Tmn Sari Atas, T:083829537376

00191604B

Anda Lulusan SMA Belum Menikah Mau Bekerja Keras (Ditraining) T081809810000

00200222B

Jl Rmh Jl Maleer IV (Gatsu) 175Jt/ N Hub:7314713/08156006410

00196247B

CH ENTRMNT Bth Artis P/W Mnrk 40th u/ Casting, LSg Shoot FTV, Sntrn FM 92677138

00200228B

JlRmhSHM102M2,2Lt,L.1350W,JetPump,Tlp (Cijambe), T:0816611876/70472456

00197334B

DbthkanStylis,Kapster,Wnt,Pnglmn,JL.Dustira 91 C (Cmhi) Salon Brownes 91276941

00200233B

Jl Rmh Tmn Kopo Indah I Blok J No 129 LT/ LB 110M,3KT,2KM, Gdg T:08882033675

00198360B

Penerimaan Kry/i Baru U:Staff Hub:Ibu Hera SE - 081226755023

00200243B

T.36/10m2 Renov, Sertifikat, IMB Ciwastra Indah C21 Hub:022-92701050

00199635B

PELATIHAN MEKANIK Motor Lsg Magang Salurkan Kerja T:7100716/70891463

00200252B

Jl Cpt Rmh 5Kt, 1Kp, 2Km, 2Grs, 1Pav, Ldng Jrnih, Lok Strgs, 91190322/081573256798

00199659B

DCRMrktngASSBwCV&LamaranJl.RyPurwakarta 145 Antapani Wrg Ambu 08888786698

00200258B

JL Rmh T.21 Komp Panyileukan F 7 No.16 Renov, Rp.82Jt/N T:7141 3843

00199783B

SAUDI-HOTEL -HK-WTR-Cook-ElektrikMekanik-Elevator-Ready Visa SUEB 5224303

00200270B

Jl Rmh 2Lt LT 166/LB 120M2 Fas 4KT,2KM, H:350Jt/N Arcamanik Hub:7106730

00199899B

PERUSAHAAN Distribtr & Trding Membthkan Tenaga Promosi L/P Min SLTA Fas-Gaji UM, Komisi, Trnsportasi dll lmrn Lgs Ke Jl.Leuwisari Ry 15 Leuwipjg Bdg

00200293B

Jl Rumah Komp.Bumi Adipura 1 Type Real Estate Jl. Adipuring No 9 Full Renov + Pagar T:7534370 93009163 - 76209217 Ibu Anita

00199926B

DICARI TK.Jahit +Obras u/ Kaos Borongan Hub:022-6124755/92475417

00200300B

JL RMH SHM, Type 21, Renov H.100Jt/ Ng Bkt Permata Cimahi F7-27 6622541

00199938B

DICARI SPG Menarik & Komunikatif Syrat Pendididkn Min SMU (18-25Th) Lmrn Bw Langsung Ke Kopo Permai Blok F3/3 Hub:022-73438221 —dibutuhkan Agen Produk Inovatif— Alat Pengaman Tabung Gas”LPG Save”

00200316B

JUAL TP Rmh Jl.Kenari 12 LT.698m Dpn Hotel Hyatt 0811205097 00200335B

JL CPT LT.90/70, 3KT, RT, Dapur, Garasi, Air bagus H.150Jt/Nego Komplek Bukit Padjajaran Cikadut. ————Hub:022-92299855————

00199993B

UOB Buana Mmbutuhkn MARKETING Min SMA/Msh Kuliah Hub: Roy 92127600 00200000B

........GARMENT MEMBUTUHKAN....... ___KEPALALINE / SUPERVISOR LINE___ ..(P/W Max 35Thn, Pglmn Min.1 Thn).. _PENJAHITSAMPLE/BORONGAN/OVERDECK_ .......(P/W Pglmn Min.1 Thn)........ QUALITY CONTROL (QC) ASSISTEN POLA/ GRADING(P/WMax25Th,PglmnDiutamakan) Datang Ke:Jl.Sirnamanah 33 C Sukajadi (Blkg BANK Niaga) Bandung 40161 Telp : (022) 2042938 / 922 84 833 00200082B

Dicari Penjahit Tas & Tempat Hp Kwalitas Expot Hub:022-70877208 00200086B

PJTKI Krj Resmi Ke Saudi,Lwngn: 15Supir Trailler SIM B2, Umum, Biaya 2,5Jt & 10Supir Pribadi SIMABiaya 7,5Jt & 10TKW-Penjahit & 50TKW/PRT Biaya Gratis, Dapat Uang Saku, 1,5Jt Hub;081.382.447.144 00200095B

DCari Karyawan SIM C Min SMA Jl.Wr Lobak No 327B T;022-5880917 00200112B

PartimeKerjaDiRumah,3-9Jt/BlnKrywn, PNS,ABRI, Pensiunan Hub;081905200116 00200189B

DIBUTUHKAN Tng Pemasaran & Collectror GP, Trnport, Instf, Bns, Intrvw Lsg Hub: Jl.Telekomunikasi Gg Uyut No 15 Bojong soang T: 7530472 00200269B

HOTEL - — — — A R LYA G R O U P — — — (Hotel, Wisma, Guest House) Per Kmr/ Rumah 220Rb-1Jt, Paket Meeting 50Rb100Rb/PAx Resv T:7278215/7218216 00195926B

Hotel Royal Corner (Hotel Keluarga) JL.Wastu Kencana No 8 T: 4222808 Fas AC, Air Panas, B. Fast Ruang Meeting Letak Di Pst Kota Dg Hrga Trjangkau 00196743B

JL Rmh Mnmalis Pst Kota Jl.Pajipang Civendo H:Nego Lt 131/250m2 T: 70367788 00197554B

HARMONY INN 1 Jl.Talaga Bodas 23 T:7317757 Bersih, Nyaman, Murah 00199712B

HARMONY INN 2 Jl. Talaga Bodas 62 T:7304783 Hotel Berbintang Mrh. 00199716B

HOTEL ARIMBI Jl.Stasiun Selatan no 5 T.4202734 Nyaman,Murah,Bersih 00199823B

KOST Karyawan/ti Fas: Lkp Jl.Sulaksana I Gg Arkat 1/14 (A Yani) 081321587763 00198734B

Kost Putri 3Km,Hub;91651521 Jl.Gandawijaya 114 Kota Cimahi 00199804B

CARI KARYAWAN /PRT Wnt Bs Bhs Jawa 22Th Pnghslan 3Th Wastu Kencana 70240248

Kost P/W H:300Rb. Blk Lucky Square, 25m JL.Jakarta Kircon 081395195659

00200302B

TRM KOST u/ Karyawan/MHS (L) Jl.Plered 12/22 Antapani 022-92305741

PRODUK DANA Tunai Tnp Jaminan Cr: Spv+Team & Mrktg. Diutamkn Wnt T.7008 7272 00200305B

DICARI ADM WAnita Usia Max 30 Th Supv Marketing Usia 40Th (Domisili Purwakarta) Hub: Jl.Raya Cibeureum No 39 B Cimahi Bandung 00200313B

Bth Cpt Acc, Adm, Rcpt, Gdng, Spv, Bm u/ Prshan Exim Supplier Pddk SMU S1 Sederajat Usia 19-45th Pglmn/Non Dpt Lsg T:7222072 kirim via SMS 0817401650 AJat SH 00200319B

DI CARI teknisi Parabola Hub:Jl.Sumber Hegar 20 T:022-6013461 00200322B

SEGERA Setiap Terima Tlp&SMS Area Dibyr Besar 330Rb/Hr 02270656318 00200360B

Cari:Mrktg Spvr Alat Masak Pglmn. Gj+Bns+Mess_u/TeamDemoKanvasBrg u/dDi2k Jd SVR Dtg ke:Soreang Ciwidey CibeureumJati Gg.Q Karomah Rt 1/14 T.081 573 598 033 00200372B

Cari Wanita Single u/Pembantu di Malaysia T.022-76956122 / 081321413634 00200444B

S’pore - H’kong - T’ Tengah Wnt Max 35Th,Gratis, Resmi T:92752026 00200512B

BANK ASING Membutuhkan STAFF MARKETING Diutamakan Pengalaman Dibidang Kartu Kredit Peminat Hub:EVA T:022-76870575/081573910330 00200903B

DICARI K a r y a w a n / t i u / B a g i a n Staff Hub:Ibu Desi 022-92261721 00200914B

Dibthkan Stylish & Kapster Berpengalaman U/ Cimahi Hub:76735105 00200942B

024352

00200904B

Jl Mobil T. Starlet Thn ‘91 Lengkap H: Nego Hub: 70133805

Hilang Stnk No Pol D-5013-CD Tdk Berlaku Lg

024395

024356

00200906B

00200965B

024393

00200902B

Hilang Stnk No Pol D-8093-AD Tdk Berlaku lg

PELUANG USAHA

00199983B

00200345B

Terima Kost Jl.Cigadung Raya Barat No. 10-5 Hubungi: (022) 9201 7959 00200363B

KOST Bonafide Murah Jl.Kebon CauAlun2 Cimahi, T:6654517-76732525 00200764B

00199201B

Dikont Ruko Dpn Trminal Soreang Ukrn 14x7,5m2 Hub:08122311412/70812844 00200255B

JL RUKO Jl.Purwakarta Antapani SHM, Hub:081513013747 00200364B

Jl Ruko Jl Sukagalih No 40 =========Hub: 022.2038713======== 00200862B

RUMAH DIJUAL Jl Rmh T 60, SHM, Tlp, Bumi Manjah Lega Indah Utr No 22 T: 081809086007

00196240B

Jl Rmh Lt332/240m,SHM H.460Jt/N Siap Hunt Jl GHA No3 Prkn Saat T91879180 00196723B

Dijl Ruko Jl Sukamaju No 17 Uber Dkt Polres BdgTmr2LtLT42M2T.91667144-081221222144 00197499B

Jl Rmh SHM T: 48/120 Renov Total Bandung Inten Indah A5-10 T:70471370 00198510B

Urus Balik Nama Sertifikat Jal Beli Rumah/Tanah Hanya Rp.1,2Jt Oleh Notaris PPAT Berpengalaman Hub: ACHEN 91667708-92009600 00198614B

Jl Rmh Cpt Komp Batui Wangi 19 Skmenak, 5KT, 3KM, 2Grsi Hub: 70468919 00198629B

00200470B

HARGA < 100JUTA JL CPT Rmh+Tnh Jl.Tegal PArean Rt.03/08 Ngamprah H.95Jt/Ng 6620458/081320240028 00199262B

Jl Rmh Bbkn Br Cichm. LT 42M2, Ls 900W, Sumur 58Jt/Ng T.73424050 00200690B

HARGA > 100Jt JL Cpt Jl.Kadipaten 6 No.23 H:230Jt/N T.7102872—76634046 00197522B

Jl Kiara Sari Permai IX No 5 110/120m H400Jt T02276091611/081263861097 00195051B

Jl/Over Cpt Rmh(Kost) Komp Mrghyu Ry Jl.Saturnus Utr No 41 H: 560Jt/N T: 0811247724 00196310B

Jl Rmh Komp Uber Indah G-2 Hrg: Nego Lt 136/90m2 SHMT: 91667144-081221222144 00199169B

JL RMH CPT LT.251/200m2, H.850Jt Jl.Gunung Rahayu II/1A G.Batu 2002922 00200160B

JL PALEM E.6 Dimensi Margaasih LT.153/ 54m2, SHM, Lkp Hub:0817 0272 058 00200370B

Komp Bumi Panyileukan Blok P 4 No 2 T 45 Lt 102m2 H: 150Jt/N 081573441777 00200373B

Jl Rmh Bgs Bm Sariwangi II Gerlong Hlir H: 3M/Nego Lt 1046/400m2 T:82025337 00200383B

Jl Graha Tulip NO 2 Komp Grh Rnca Manyar Cibaduyut H: 185Jt/N Lt 135/100m2 76092828 00200387B

Jl BU Komp Cijambe Indh H: 395Jt/NLt 170/340m2 SHM Hub: 0817.206.717 00200390B

JL Mars Dirgahayu no 22 Pahlawan H: 150Jt/N Lt 87/184m2 T: 081321669080 00200395B

Jl Rmh Baru lt 102m2 SHM, Komp Bm Panyileukan H: 275Jt/N T: 081395495553 00200398B

JL Citarum Lama No 1 RC Mnyar SHM Lt 420m2 H: 420Jt/N T: 022.5411795 00200402B

JL RMH LUX Minimalis (Ciawi Bogor) LT.400/140m2, SHM 022-92369202 00200411B

JL Ruko JL Jalaprang 4 Lt Lb/Lt 120/280m2 Fas Lkp H: 1M/Nego T: 70515252 -Yunan00200412B

JL Jember No 40 Antapani H: 700Jt/N Lt/Lb 163/290m2 T: 081322936075/08122349023 00200416B

Jl Rmh Komp Propelat Jl Timur No 12 A H: 165Jt/N Lt 90/66m2 T: 7511992 00200421B

JL Rmh Jl Biduri Buah Batu H: 886Jt/N Lt/Lb 198/120m2 Hub; 022.91355155 00200423B

DELAROSE RESIDENCE F.39 Jl.Cisaranten Kulon Minimalis LT.145/120m2 70004299 00200424B

Jl Vila+Mebelair Tanjungsari Lt/Lb 2642/200m2 H: 1M/nego T: 91355155 00200426B

JL Cpt Rmh JL Keadilan Brt no 7 Rng Bdg H: 110Jt/N lt 60/50m2 T: 91142657 00200430B

Jl/Ovr Rmh Komp Graha Asih no 9 Blk Makro H:260Jt/N shm T: 73488261-085320051894 00200435B

Perum Citra Pdalarng Indh JL.Citra sari II/A62 H: 130jt/N T: 08176551818 00200438B

jl cpt Komp.Rancamas Blok I/17 LT.105/ 60m2 Batu Alam Bagus 70463277 00200441B

PENDIDIKAN PENDIDIKAN Terima Ujian Persamaan SD/SMP/SMA ——Hub: 91563684-70052749—— 00196754B

Ujian Persamaan SMP, SMA —Resmi— Jl.Pajajaran 65 A T: (022) 31018686 00197984B

PENDIDIKAN SECURITY Berminat?.... Hub: (022)76920032/081221548476 00198410B

Ujian Persamaan SMP/SMA Termurah Hub: 87826548/ 76068882 00199015B

Persamaan SMA/SMP Resmi Termurah -LPK MDC- Jl.Suci No 54 T: 70407010 00199701B

Ujian Persamaan SMA/P LPK Ganeca Kircon 95 REsmi 200Rb T.704 605 44 00200418B

RUPA-RUPA BAHAN BANGUNAN Suplier Besi Beton-Murah..! Pngriman Cpt & Grts!! T:703813889-76533808 00190019B

JUALKAYUJABAR&KayuBakarBerbagaiUkuran ... Hub: 022-70882570 ... 00191588B

CANOPY COOL Rp.80.000/m2 Trm Beres (Lilis) Tlp:7 0 0 0 3 6 4 4 00193680B

Kusen Jati= 45Rb,Lokal=25Rb,Pintu Jati=400Rb,Lokal=350Rb T.70877486 00195511B

CANOPY BARU “Anti Panas” Stnls 100% Rp 90.000 “Lingga” T.91181711 00195602B

Canopy Baru Model Minimalis+Rangka Holo 90.000 “Indo” T:70955583/5417946 00195834B

“Raja Canopy” 90.000/M T;5426701/ 70033168 Handerson,Pagar,Tralis Dll

00200347B

00199805B

PRATAMA Truss RK ATP Baja Rngan Hub:081221006200/022-71499672

00200353B

JL OVER Permata Biru Blok o/70D H:60Jt Renov Hub:08522 0266262 00200381B

JL RMH LT.60/90m2 Komp.Panyileukan K8/ 15 Cibiru 081320375630/08122189317 00200460B

JL RMH T.21/70m2 Renov, SHM, Permt Br AH/121 Nego 76077121/081931277400 00200498B

J L R M H K O N T R K A N LT. 1 2 8 / 256m2, 2Lt, 5Pintu, SHM, Air Sibel Bbkn Irigasi Gg AMD I (Pasirkoja) Hub:022-70006661/70750456 (TP) 00200674B

JL RMH CPT Murah (SHB-AJB) LT.140m2 LB:7x9m2 Ltk Di KP Tenjolaya RT.03/05 Ds Ciluncat Kec.Cangkuang Kab.Bandung H.40Jt Hub:022-92140242-H.Roni 00200681B

Jl Cpt Rncaekek Kcn Jl.Kamboja 5/17 Blok B Hub;085222958000

00200029B

FOTO COPY Jl/Rental Foto Copy New Garansi Resmi, Disc Mnarik Hub: 76450765/08164218832 00198736B

MEUBEL Spclist Kitchen Set Murah. JL Kiaracondong N o 4 5 7 T: 7 0 7 4 4 5 9 3 - 7 3 1 0 6 1 0 00195845B

SERVICE SPRING BED & SOFA, Bkn Baru Ukuran Sesuai Permintaan T91194130 00197123B

RENOSAF Jati Kualitas Tinggi Hrg Terjangkau Hub: Jl Karapitan 110C T4233908 00198046B

Panggilan Pengecatan Melamik Duko, Meubel & Jok Kursi T: 70032747 00198822B

BERDIKARI FURNITURE Trm Renov/Psnn Kitchen Set, Duco, Melamik T.71338601 00199940B

00200688B

Jl Rmh 2Lt, LT72M2. 135Jt Pnghgr Prmai. Jl Pamitran I No 26 T.7832567 00200692B

JLRMHLT.216m2 Komp.Antabaru-Guruminda E/15 Jl.S.Hatta H.320Jt/Ng 0811215070 00200768B

Jl Rmh T45 Sp Huni 200Jt, Bs 2x, Puskopad Jl.Kartika VI K/4B T: 085220515067 00200871B

Jl Prmhan Bojong Ry SHM 2Lt Hook 198/178,7KT,4KM, R.Tamu 70225454 00200923B

Di Jl Rmh+Tnh Jl.Martadinata 44 Purwakarta LT 790M2 Hrg Nego. Hub;022-2010709 Cck U/ Berbisnis Lok Di Tengah Kota 00200930B

JL RMH T.30/60 UM:22,5Jt ccl 438Rb/bln RancaManyar Alamanda 081573972059 JL RMH Taman Cibaduyut Indah Blok A/59 Hub:022-91995090 00200944B

RUMAH DIKONTRAKAN Dikont Rmh Jl.Muararajeun Baru III No 33B Hub: 081931456888-7673990-7207133 00199681B

Dikont Rmh Dikomp Permata Biru Blok AH-Cibiru 7Jt/2Th T:022.70460544

MAKANAN NILAM SARI Produsen Proll Tape & Brownies Jl.H Anwar 19 Cijerah T.70811218 00200241B

SediaBawangGorengEnak,GurihRp.60.000/ KG SiapAntar T: 76236328/76512020 00200351B

MESIN Jual Karet Seal LPG uKRN 3,12,15Kg Dsb Ready Stock T:70688410-0818225384 00197249B

Jl Ms Ctk Ofset Doble Polio Siap Ctk Bs Separasi Jl PH Mustopa 12/Suci7200287 00198442B

PLC & Inverter 2nd Brbagai Merk Trnma Service Brgrnsi T: 0816621185-70005041 00199927B

TANAH Jl Cpt BU Kav Margawangi Bubat Lt.615m,249m,242m,SHMT7569140/91562341 00196093B

Jl Tnh Murah Kontur, Cipaku, Kodya Bdg, Setiabudi Cck U/ Cotage & Villa. Lt 1200 Lm 64 Hrg: 950Rb/M2 Hub: 022.2008853-91778770 00197281B

Jl Tnh Jl.Ranca Oray/Bojong Soang Ls 1400M2 Hub:7312116-92751177

00199720B

00198850B

Dikontrakan 3KT, R.Tamu, Dapur, KM, Tlp, 2Th=15Jt. T:08172308513/92264172

Jl Tnh Jl.Cipageran Cimahi Ls 420M2, Dpn Komp.Cipageran Hub:7312116-92751177

00199885B

00198853B

Dikont Rmh GBI B 9 NO 10 Hub: 7512736/ 0812.2108.208

Jl Tnh Cibiru Wtn Dpn Komp H. Sadikin Lt 630m2, 95Jt/N T: 92935545

00200863B

00200071

Jl BU Rmh Hook Cimareme Indah Lt/Lb 210/250 H. 700Jt/N T: 08174907835

00200433B

JLCPTCijerahIndahI/24(DktJl.Jend.Sudirman) LT.200/120 SHM 081310112882

Jl Rmh GBAII i-3/10 Renv, T21, 105m2, 3Kt, Carport, 1300w H: Nego T: 91273077

00200934B

RUKO Jual Ruko] Jl Cibaduyut Raya No 60 Lt/ Lb 144/244m2, Hub: (022) 76816501

Jl Rmh Strgs JL Andir Gg Ri winata Lt/ Lb 82/164m2 H:Nego 081809599647

00198769B

Jl Rmh Murah Lt 135/90m2, 3Kt, 1Km, H:90Jt/ N Mrgamulya 154 Tagog Cmhi 91523241

00200212B

Jl Mobil T. Kijang Thn ‘92 Lengkap H; 52Jt/N Hub: 92427814

024368

Jl mObil T. Kijang SSX Thn 00 Lengkap H; Nego Hub: 70520515

00200975B

JL Rmh SHM Lt 150/100m2, Komplit 2Lt JL.Manglayang I No 13 Uber 7311730

00195865B

Ayo Gabung Dg Pusaka Transport Syrt: L/P, Usia 23-50Th, SIM Min A Dtg Langsung Tes Setiap Selasa & Kamis Jam 10.00 Jln Terusan Buah Batu 194 Bdg Kidul Hub: Bp Panca 021.93276768 (Bawa Lamaran)

007572

Jl Mobil T. Kijang SSX Thn ‘00 Lengkap H: 89,5Jt/N Hub: 91176138

P’Haji Cr Tng Wnt Gds/Jnd 20-35Th Sht Mau Krj Ke Arab Saudi, Abudahbi, Qatar, Oman, Kontrk, Min 2 Th u/ PRT,Gj Awal Bsr Hub: 76595959 (Gratis)

TOKO Jl Toko Lok Strategis Dekat Alun2 Jl Laswi 187 Majalaya Hub:70334463 00199866B

Jl Toko Aquarium Jl Kiaracondong 373,SHM, HUb:Epo 93481184 00199895B

VILLA Jl Villa Dciwidey Kp.Sugih Mukti Bgn Prmnen Lt 1480m2+Klm 400Jt T: 081321751195

00199006B

Jl Tanah L.702m2, SHM, Sdh DiBenteng, Lok Jl Sukaraja Trs Pasteur. T: 081321800039 00199128B

Jl Tnh Kav 126+372m2 (Uber Bdg) 1500m2 (Kody bogor) SHM T.087821113195 (TP) 00199819B

OVER Kebun Strawbery 1000PH H.20Jt/Ng Hub:085624351115 00199915B

JL TANAH U/Villa Di Soreang Jl.Hotmix L:1635M2,View Ok, T:081221097999 00199985B

00200865B

JL KAVLING Makam Keluarga A5-8Tbk Di Soreang Jl.Hotmix,T;081221097999

Jl Rmh Jl. Peta No 155 H: Nego Lt 247/ 600m2, SHM Hub: 0813.2010.7373

Jl Tanah Di Jatinangor LT 420M2 Cck U/Asrama Mahasiswa T:085720140543

HARGA NEGO

00199986B

00197529B

Jl Rumah Jl Lebak Maja Hrg:Nego SHM, Lt 631/140m2 T: 081546540236

00199987B

Jl Tnh Kav LT 500M2 Depan Bungalow Ciumbuleuit Atas T.081219875425

Jl Cpt Rmh 10Tbk, Komp GBR I Rt 2/ Rw 21 Tani Mulya/Cmhi H:130Jt/N 081809465464 00198715B

00199912B

Jl BU T21 Lt 60/154 H:115Jt/N Komp CPI G 175 T.92835643-085721016569

JL CPT LT.75/150m2, HGB, Bkt Permata F2/40 Cmh H.Nego Hub:022-6622896

Jl Tanah Murah! Tnh 338M, SHM, Jl.Ry Bjng Koneng Cikutra (Kodya) 10Mnt Ke Gasibu 1,9Jt/Nego, Cck u/ Rmh Tggal, Usaha Hub:085624674499

00198752B

00199922B

00200315B

00197549B

Jl Rmh LT115/LB75, List 1200W, SHM, H/N T:085659321070

00200268B


8 RABU, 11 MARET 2009

GARUT

2.760 Ruang Kelas SD Rusak KEPALA Dinas Pendidikan Kabupaten Garut Drs H Komar Mariyuna MMpd menyebutkan kurang lebih 2.760 ruang lokal sekolah dasar (SD) di Kabupaten Garut rusak dan perlu segera diperbaiki. “Sebanyak 2.760 ruang kelas SD itu dalam keadaan rusak parah, sedang dan ringan,” katanya, pekan lalu. Untuk perbaikannya, kata Komar, diperlukan waktu

kurang lebih tiga tahun. “Itu pun dapat terealisasi jika ada dana bantuan tambahan dari pusat dan rekanan,” ujarnya. Dengan demikian, pihaknya menargetkan dalam satu tahun pertama dapat menyelesaikan perbaikan 1.000 unit ruang kelas SD. “Jadi, tahun 2011 baru dapat menikmati faslitas bangunan yang permanen dan layak untuk dilakukannya kegiatan belajar mengajar,” terangnya.

11 Ribu Siswa Meriahkan Gebyar Olahraga Garut

Menurut Komar, tahun 2008 Disdik Garut dapat memperbaiki ruang kelas hingga 1.116 unit. Tahun 2009, pihaknya menargetkan perbaikan 1.100 unit ruang kelas. Selain alokasi dari APBD kabupaten maupun provinsi dan pusat, kepedulian dari coorporet social responbility (CSR) sangat diharapkan demi mensukseskan wajib belajar 9 tahun. (set)

MENTERI Negara Pemuda dan Olahraga (Menegpora) Adhyaksa Dault direncanakan hari ini, Rabu (11/3), akan menggelar dialog pemuda dan olahraga di Kelurahan Sukajaya, Tarogong Kidul, Garut. Sebelumnya, Menegpora juga akan meresmikan pemakaian Gelanggang Olahraga (GOR) Bela Diri Putra Siliwangi. Kepala Dinas Pendidikan Garut Komar Maryuana MPd mengatakan, kegiatan tersebut akan diikuti unsur KNPI serta

ormas pemuda, juga dihadiri para pengelola dan pengurus dari masing-masing cabang olahraga (cabor). “Seusai penyelenggaraan dialog tersebut, rencananya Menegpora bersama rombongan akan melanjutkan perjalanan sejauh 92 km ke wilayah Kecamatan Pameungpeuk. Keesokan harinya, Kamis (12/3) beliau akan membuka perhelatan Gebyar Olahraga Masyarakat bersama Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan dan Bupati

Garut, Aceng HM Fikri,” ujar Komar, Selasa (10/3). Menurut Komar, perhelatan tersebut diikuti oleh sekitar 11.000 peserta mulai dari tingkat TK, SD/MI, MTs, MA hingga perguruan tinggi serta masyarakat umum se-Kabupaten Garut. Gebyar olahraga masyarakat itu, jelasnya, bertujuan untuk membudayakan kembali beragam jenis olahraga buhun (kuno), di antaranya gobak sodor, egrang, lompat tali, gatrik dan sorodot gaplok. (set)

Puluhan Sopir Angkot Datangi Dishub Pendapatan Sehari Hanya Rp 20 Ribu

SOREANG, TRIBUN - Puluhan sopir angkutan kota (angkot) jurusan MajalayaGedebage dan CileunyiCicalengka mendatangi kantor Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bandung, Selasa (10/3). Mereka menuntut Dishub Kabupaten Bandung menindak angkutan-angkutan liar yang banyak beroperasi di kedua jalur angkot tersebut. Dedeng Hendra, perwakilan sopir yang juga pengusaha angkot di Majalaya menuturkan, para sopir angkot dan pengusaha angkutan kota sangat resah dengan banyaknya angkutan liar yang beroperasi di kedua jalur tersebut. Angkutan liar tersebut didominasi oleh angkutan karyawan yang tidak berizin. “Pokoknya kita menuntut agar Dishub segera menertibkan angkutan liar khususnya bus-bus karyawan yang tidak memiliki izin. Dishub jangan menutup mata dengan keadaan ini. Ini sudah berlangsung sangat lama,” ujar Dedeng, setelah melakukan audiensi dengan Kepala Dishub Kabupaten Bandung, Dheni A Hadi di Soreang, Selasa (10/ 3). Bila permintaan itu tidak ditindaklanjuti, sopir dan pemilik angkot mengancam akan mengerahkan massa lebih banyak. Mereka juga mengancam akan melakukan operasi sendiri terhadap angkutan-angkutan ilegal dengan segala risikonya. Awan Gunawan, pengurus trayek Cileunyi-Cica-

lengka mengatakan, dengan banyaknya angkutanangkutan liar yang beroperasi dan mengangkut penumpang di wilayah trayek mereka, mengakibatkan menurunnya pendapatan para sopir angkot. “Dalam sehari kami hanya bisa mengantongi Rp 20 ribu. Jika terus dibiarkan kami mau makan apa,” kata Awan. Ia mengatakan, sebelum banyak angkutan liar yang beroperasi, pendapatan para sopir angkot dapat dikatakan cukup. Dalam sehari mereka bisa mengantongi Rp 100 ribu setelah dipotong uang makan dan bensin. Awan menuturkan, angkot trayek Cileunyi-Cicalengka dan MajalayaGedebage merupakan salah satu jalur yang cukup po-

tensial untuk meraup rupiah. Jalur trayek ini melewati puluhan pabrik yang terdapat di sepanjang kedua jalur angkot tersebut. Ia mencontohkan, trayek Cileunyi-Cicalengka yang memiliki 740 angkot, saat ini nasib para sopir angkot sangat memprihatinkan, karena hampir setiap hari kebanyakan angkot pada trayek tersebut lebih banyak kosong tanpa penumpang. Hal ini disebabkan, banyaknya bus-bus karyawan ilegal. “Mobil angkutan karyawan bukan hanya membawa karyawan pabrik saja, namun mereka juga menaikkan penumpang biasa. Ini kan sudah keterlaluan. Angkot sendiri lebih banyak ngetem, karena sepi penumpang,” tegas pria berkumis tebal ini. (xx)

Dheni Prihatin KEPALA Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung, Dheni A Hadi mengatakan, pihaknya merasa ikut prihatin dengan nasib yang dialami para sopir dan pengusaha angkot di Kabupaten Bandung. Ia berjanji akan segera menindaklanjuti keluhan dan aspirasi para pengunjuk rasa. Dheni menyatakan, selama ia menjabat Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung, tidak pernah memberikan tambahan izin bagi angkutan

karyawan dan angkutan lain yang beroperasi di wilayah Kabupaten Bandung. Menurutnya, bisa saja izin angkutan liar tersebut berasal dari daerah lain. “Kita akan berkoordinasi dengan Dishub Provinsi agar tidak mengeluarkan izin baru. Kami tidak pernah mengeluarkan izin tambahan angkutan di Kabupaten Bandung. Dalam waktu dekat kita akan melakukan penertiban terhadap angkutan-angkutan liar tersebut,” tutur Dheni.(xx)

Setelah Saya Tusuk Dua Kali... DITEMUI Tribun, kemarin, tersangka Rendy mengakui memang hanya dirinya yang membunuh korban dalam perjalanan menuju Tasikmalaya, tepatnya di sekitar Kampung Cigangsa, Cilawu, Minggu (8/3) sekitar pukul 04.00. Hal ini bertentangan dengan keterangan keluarga korban. Disebutkan, dari saksi-saksi di lapangan melihat Rendy keluar bersama seorang teman lainnya dari dalam mobil Kijang itu setelah menabrak bus Karunia Bakti. Rendy mengaku terpaksa melakukan perbuatan itu Iklan Baris : Rp. 12.000/Baris Iklan Kolom Favorit : Rp. 12.500/mmk

DJL TANAH Jln Raya Cinunuk 231 Cibiru 1776m H.2,8Jt/m Hub:08122305041 00200366B

LT.440m2=66Jt 600m=75Jt Jl.Trs Pdsk 100m dr Ktr Polisi Cimenyan 081220 748 758 00200519B

Jl Mrh Tnh SHM Ls625M2 H:180Rb/M2 Lks Parakan Muncang Nego T:081321190078 00200618B

JL Tnh 140M2, Pondasi, Bbkn Cianjur Gn Batu T.70791955/91903303 00200689B

JL TANAH 114m2 Kawaluyaan Estate Jl.Soekarno Hatta 7568839/081321408365 00200966B

Jl Tnh 3 Muka Ls=756 SHM, Cck u/ KANTOR, MINIMARKET/Cuci Mbl, Dll. Jl Sadarmanah No 14 (Bpk Rahmat) 00200967B

RUPA-RUPA KRDT MULAI 10Milyar SP Trilyun Jmn Srtfkt,BG LC SKBDN CL SLBC SPK Slrh Ind Bs u/Pryek RS, Sklh, Htl, Aprtmn, PTGBN, DSB Call 081809060801(TP) 00189267B

Terima Macam2 Barang Bekas Kantor/ Pabrik Hub;70775131/08122358488 00199790B

Minyak Tanah Non Subsidi Resmi Eceran/ Grosir Rp 6xxx T.7300504-081322337798 00199982B

karena dalam ancaman korban yang saat itu tengah mabuk berat. “Sejak awal berangkat dari rumahnya, dia sudah menenggak Vodka. Itu terus dilakukannya sepanjang perjalanan,” kata Rendy. Ketika mobil sedang berhenti, lanjutnya, korban menodongkan sebilah pisau ke lehernya. Di sela perkelahian itu, kata Rendy, ia sempat melihat sebuah toples kaca yang langsung diambil dan dipukulkan ke kepala korban hingga tersungkur. “Setelah saya tusuk lehernya dua kali, dia (korban,

MODAL Jmn BPKB Mbl/Mtr 10Mnt CAIR 1100Jt Bng 1% HERA T: 71366011 006778

RAJA BPKB Termurah 10 Mnt Cair STNK Mati Bisa Hub:76003208 00199680B

BPR KS Pnmj 1-500Jt 1Hr Cair Bng 1% Jmn BPKB Mbl/Mtr,tK Over T:70336967 Jmput 00192415B

Pusing BAYAR K. Kredit/KTA?? Ingin Tuntas Hub: 70354787/91609119 00193433B

DANA MAXIMAL 125% Jmn BPKB Mbl/Mtr+SHM T: 76776256/91180373/76103959Sbtu, Minggu&Hr Libur Bs Proses 00193587B

BTH UANG Hub:(BPRTrisurya)PastiACC Jmn BPKB T:92574234—70693114 Ccln MRH! 00194162B

DANA CPT 1-300 Juta 45 Menit cair ...Bunga Mulai dr 1% Bisa Take Over ...100% PASTI ACC Jmn BPKB Mtr/Mbl... Sertifikat T.700 74 307 (ALI) 24 Jam

00197102B

DANA PELUNASAN BPKB dr Th ’85Up, Mtr Th2000 Hub:022-92622234/76517134 00197464B

DANACEPAT 1Jam Cair Tanpa Survey Jmn BPKB Mbl/Mtr T:93373588/71422332 00197571B

ANDA BUTUH DANA Jmn SHM/BPKB Mbl/ Mtr Krdt Dipool T: 92969069-70579897 00197972B

Pasti ACCJmnBPKBMtr/MblPrssCpt/Aman. Tnp Pinalti T: 70320710-081321672777 00198049B

1Hr Cair Jmn BPKB Mbl/Mtr TnpAsrs Finalti, Aman ZULFAN 70074469/08122044170 00198320B

Bantu Trk Tunai Visa Master, Cikampek (0264) 311590-8385120-08129456617

00194876B

00198359B

DANA Tunai Jmn BPKB Mbl/Mtr Bunga 1%an PrssCpt&AmanRsmiBank91851901/76062884

00194921B

00198380B

DANA TUNAI Jmn BPKB Mtr/Mbl 1Jam CAIR, Hub: 93328110

Dana Tunai Jmn BPKB Mbl’85Up/Mtr’97Up —YOGI:91862129/70961438(SMS24Jam)—

00195997B

(BANK) 1Jam Cair Dana Tunai Jmn BPKB Mtr/Mbl/SHM,Bs T.Ovr-ANDRI-91376476

00192554B

00196464B

Terima Besar Dtg Lsg Cair Jmn BPKB Mtr/Mbl 1-200Jt T:70418142/92438065

Dana Tunai 1 Hari cair Jmn BPKB Mtr/ Mbl, Plafon 1-500Jt Bunga 1-2,7% Adm Ringan, Proses Cepat & Mudah Hub: Henda T: 70068609 (Tnp Survey)

00200185B

00196941B

ETALASE

hurip, Kecamatan Ganeas, Wildan terbaring di tengah rumah. “Sekarang agak mendingan sudah bisa tengkurap dan duduk. Sebelumnya hanya terbaring lemah saja,” kata Hendi Hidayat (39), bapaknya. Kelumpuhan menyergap kaki kiri Wildan dan rasa sakit menjalar ke tubuhnya sehingga ia hanya bisa tergolek lemah. “Kami tak menyangka anak saya menjadi lumpuh seperti itu setelah sebelumnya suhu badannya panas,” timpal Ny Cucu Rukmawati (39) sambil mengendong anak bungsunya. Karena tak membaik, Wildan sempat dibawa ke

Puskesmas Ganeas. “Kata petugas di sana, anak saya menderita rematik kemudian dirujuk ke RSU Sumedang,” ujarnya. Wildan sempat dirawat selama tiga hari dengan menggunakan kartu Jamkesmas. “Kata dokter di rumah sakit ada urat syaraf yang terjepit. Sempat dirawat tiga hari dan membaik. Kami meminta pulang karena anak saya mau sekolah lagi,” tutur Hendi yang bekerja sebagai buruh bangunan ini. Ternyata penyakitnya tak kunjung sembuh dan karena keterbatasan ekonomi, Wildan tak dibawa ke rumah sakit. “Sempat

dibawa ke Garut untuk pengobatan alternatif dan sekarang juga sudah tiga kali diurut. Jadi agak mendingan dan bisa duduk,” kata Hendi. Wildan masih mengikuti pelajaran sekolah karena teman-temannya datang setelah bubar sekolah untuk belajar bersama. “Kalau ada ulangan gurunya datang,” kata Hendi lagi. Bupati Sumedang Don Murdono sempat menengok Wildan dan memberikan bantuan. “Saya meminta supaya Wildan diperiksa lagi di rumah sakit dan dirongent untuk mengetahui penyakitnya,” kata Don. (std)

Rendy Dilimpahkan ke Polres Garut Kasus Mayat Dalam Kijang

...saya memutuskan untuk mengambil tutup toples dan memukulkannya ke arah muka dia. Setelah itu, dia pun langsung tak bergerak lagi...

TRIBUN JABAR/KEMAL SETIA PERMANA

RENDY Tersangka Pembunuh Acep

GARUT, TRIBUN - Jajaran Polres Garut akhirnya menerima pelimpahan tersangka Rendy Heryanto (30), pelaku pembunuhan terhadap Acep Zulfan (37), dari jajaran Polres Bandung, Senin (9/3). Rendy ditangkap jajaran Polres Bandung dari rumah salah seorang saudaranya di kawasan Kawali Kabupaten Ciamis, Minggu (8/3) malam. Namun karena tempat kejadian perkara (TKP) di wilayah hukum Polres Garut, tersangka pun dilimpahkan ke Polres Garut. “TKP penemuan mayat memang berada di kawasan hukum Polres Bandung, namun TKP awal terjadinya pembunuhan berada di kawasan hukum Polres Garut, tepatnya di Kampung Cigangsa, Desa Sukamaju, Kecamatan Cilawu, Karena itu kasus

tersebut akhirnya dilimpahkan ke Polres Garut,” jelas Kapolres Garut AKBP Rusdi Hartono didampingi Kasatreskrim AKP Oon Suhendar, Selasa (10/3). Oon Suhendar juga membenarkan saat ini Rendy sudah berada di ruang tahanan Mapolres Garut. Dari hasil pemeriksaan sementara, lanjutnya, tersangka mengakui telah membunuh Acep. Oon mengatakan tersangka melakukannya sendiri tanpa bantuan orang lain. Sedangkan motifnya sejauh ini masih seputar masalah utang piutang. Berdasarkan pengakuan tersangka, korban mempunyai utang pada tersangka senilai Rp 60 juta. “Ketika tersangka mengantar korban ke Tasik, tersangka sempat menanyakannya, namun saat itu

......UANG CAIR 15 MENIT.......... Tnp Survey, Tdk Ribet, Aplks Dijmpt BPKB Motor 96 Up / Mobil 96 Up ..Asep 76593966-92564584

TNP Jmn Syrt Kartu Kredit Lncr Min 1Th 70266261/081220455901 Se-Jabar

BARANG BUKTI Selain tersangka, polisi juga telah mengamankan sejumlah barang bukti yang ditemui dari dalam mobil dimana mayat korban ditemukan, di antaranya: • Sebilah pisau • Tutup toples • Mistar stainles • Botol vodka.

korban malah marah-marah. Bahkan mengancam tersangka hingga akhirnya terjadi perkelahian yang berujung tewasnya korban. Namun itu baru pengakuan tersangka,” tambahnya. Tersangka, jelas Oon, juga layak dikenakan pasal 338, dengan ancaman hukuman kurungan maksimal 15 tahun penjara. (set)

Cukup Telepon Akah (022) 7334977-80 Layanan Iklan sampai pukul 15.00 WIB PASTI ACC Jmn BPKB Mbl ’85 Up/ Mtr/Srtfkt Tnp BI Checking Trsedia Dana Talang Sabtu Minggu Bisa Proses Plafond 125% Dari Taksasi Proses Cpt 1Hr Cair Bunga Rgn RESMI BANK Bs Take Over Dari BANK/Leasing Hub: AKBAR Phone: (022) 70374232-92394491Hp: 0815 7242 7242 (Cari Marketing)

Bth Dana 24 Jam Kndaraan Krdt/BPKB Dana Talang T: 91660118-91392702

-—— Bikin Kartu Kredit/KTA? ——— —————Hub: 210.894.65—————

“RASA NIKMAT” NasiDus,Pkt Rntngn Harian,Sykuran,Nikahan T:7531197 / 70057290

Wildan Mendadak Lumpuh SUMEDANG, TRIBUN Wildan Rustandi (14) tak bisa lagi pergi sekolah sejak empat bulan lalu. Siswa kelas 2 SMPN 2 Ganeas ini mendadak lumpuh setelah ikut pelajaran olah raga. Anak pertama dari empat bersaudara ini kini hanya bisa terbaring lemah di rumah panggung berdinding bilik milik orang tuanya. “Awalnya setelah mengikuti pelajaran olah raga kepala saya pusing dan sempat tiduran di perpustakaan,” kata Wildan, Selasa (10/3). Ditemui di rumahnya di Kampung Cibungur RT 05/RW 01, Desa Tanjung-

Iklan Display BW : Rp. 20.000/mmk Iklan Display Warna : Rp. 25.000/mmk

00195870B

USAHA CATERING

Red) masih bisa bergerak hingga saya memutuskan untuk mengambil tutup toples dan memukulkannya ke arah muka dia. Setelah itu, dia pun langsung tak bergerak lagi,” aku Rendy. Di tengah perjalanan, ia mempunyai ide untuk membuang mayat korban dan mobilnya di kawasan Nagreg. “Namun karena saat itu pikiran saya lagi kalut, saya tak menyadari kalau di depan ada tabrakan antara bus Karunia Bhakti dengan elf. Maka mobil yang saya kendarai tersebut menabrak bagian belakang bus Karunia Bhakti,” tuturnya. (set)

TRIBUN JABAR/DEDDI RUSTANDI

DIKUNJUNGI BUPATI - Wildan seorang pelajar kelas dua SMPN 2 Ganeas mendadak lumpuh setelah mengikuti olahraga. Bupati Sumedang Don Murdono sempat menengok dan memberikan bantuan.

00198460B

Pelunsn Bunga + Pinalti Hilang,bng Rndh Jmn BPKB Mtr/Mbl ’90Up 92102423/70063234 00198461B

DANA TALANG SPPK Pool Mbl, BPKB, Sertifkt Hub:Kusnadi 69423666/92332773

Kartu Kredit Hanya Bayar 1/3 Dari Minimal Pembayaran T: 91194130 00198627B

TUNAI EKSPRES Jmn BPKB Mbl/Mtr Bunga Ringan Tnp Penalti T:76106575 00198753B

Pinjaman Uang Jamn BPKB Mtr/Mbl, Prss Cpt Bs Dtungu T: 70939480-92695237 00198776B

Pasti Cair Plafon 1-300Jt BPKB Mbl/Mtr ’98 Up 45Menit= Duit Atau Mau Beli Mobil ’94 Up Kami Bantu Pembiayaanya T: 022.76542800

00199697B

Dana Pribadi u/ Proyek, Srtfkat, Poll Mbl Cpt & Mdh T: 76455741/081802058273 00199717B

Tnp Jmnn 500Rb - 5Jt khusus Warung T.73436277-91661616

00198797B

00199743B

KRT KRDT/KTA MACET? Kami Bantu Selesaikan, Dijamin Hub: 76572410

STT FINANCE 1Jam Cair Jaminan BPKB Mtr 2003 Dijemput T.70500290-93313306

00200030B

TERTIPU Dengan Cek Giro Kosong —— Hub:022-70604568 PASTI BERES—00200081B

DANA Cepat Lsg Cair Jmn Mtr/Mbl Hub; YOGA-92370622/70545199 00200097B

Modal BPKB Mtr/Mbl Sertifikat Uang Anda Dpt Cepat, T;70002394 00200100B

BANTU Bayar Tagihan Krt Krdt Anda Sesuai Limit T.92647655/76065650 00200102B

Pasti Cair!! 45Menit cair Proses Cpt,Alih Bank, Jmn BPKB Mbl/Mtr Bisa Over Kredit Dari Lesing Hub; OVIK ———022.91760149/6642127————00200159B

00198799B

00199815B

Bantu Tarik Tunai Visa, Master, Hub: 76258841/91285255-081220166383

Dana Cpt 1 Hari Cair Bunga Ringan Jmn BPKB ’90 Up, Mtr 97 Up Sabtu+Minggu Buka, Data Bisa Djmput Hub: Lina 022.70273586

Insha Allah Cair! Jmn BPKB Mtr/ Mbl,Bs Take Over t:93313133 Jmpt!

00199834B

DANA TUNAI BPKB/Sertifikat Plafon Tinggi SMS 24Jam 022-76711599/76711588

DANA TUNAI Bunga 0% Jaminan Mbl/ Mtr Kredit OK T:71234033/71227766

00200244B

JMN BPKB Mbl/Mtr 10 Menit CAIR! 1100Jt Bng 1% Hub:Hera 022-71366011

00198802B

Butuh Dana Cepat 1Jam Cair Jmnn BPKB Mtr & Mbl,KK, KTP, PBB/Rek List T:92707607 00198804B

BPKB Motor/Angkot/Truck/Mobil Seindonesia 3Jt s/d 3M Tlp: 70 4747 08 00198811B

BPKB 30 Menit Jadi Duit Mau??? Bisa Take over Hub: 70206028 00198821B

Pinjaman Tanpa Jaminan 20-200Jt Bagi Pengusaha/Profesional T: 92003000 00198905B

DANA CPT 1Hr Cair BPKB Mbl/Mtr Pelunasan Bunga Hilang T:70525184 Irvan 00198977B

1 Hr Cair Tnpa Survy (Bs Take Over) Jaminan BPKB Mbl/Mtr T: 70275011 DANA CEPAT 1Jam Cair Tanpa Survey Jmn BPKB Mbl/Mtr T:933373588/71422332

00198624B

00199655B

3 Jam Cair Jmnn BPKB Mobil ’88 Up Motor Bisa TO Hu: 022.70505603/93312080

00198789B

00198548B

00198621B

PERLU DANA Tunai? Jmn BPKB Mtr/Mbl T:76084710/081808979567/085721595582

Dana Express , BPR, Jmn BPKB Mbl/Mtr/ SHM Tlp: Iskandar 70523894-91557098

ButuhUangJmnBPKBPastiACCPembelianKndrn BsT:73450009-91921863-081322718225 45 Menit Cair Jmnn BPKB Mtr/Mbl (Bisa Take Over) T: 081802012009-70049403

00199488B

00199011B

00199859B

Mdl Cpt Lngsng Cair Jmn BPKB Mtr/Mbl Bs Over Kredit Hub: 91506233/76108122 00199881B

BPR KS 1Hr Cair Jmn BPKB Mtr/Mbl Bng Mulai Dr 1% Tnp Survey T.91824337 00199900B

Jmnn BPKB Mtr/Mbl 96Up Tnp Survey Cair Skrg, T;081572603710-60870718 00199923B

00200165B

00200350B

DANA TUNAI Jmn BPKB Mbl 88Up Mtr 97Up Srtfkt Bs T.OverAsep 76250799/93001939 00200358B

Terima Gadai Motor Credit Atau Cash Motor Sudah Lunas/Kreditan ====Hubungi : 022. 78480116========= 00200467B

Dana Ekspres ! Tnp Jmnn Utk Pengusaha Syarat R.TabAktif/K.Cicilan T:085624305632

Telepon Aja Reni: 70553420/ 0852.2031.9939 Bantu Cepat Dana Tunai Jmnn BPKB Mbl ’85 Up Mtr Honda ’97 Up Bng Rngn Bs Tk Over, 1Hr 00200892B

BUTUH Modal Jmn STTB/Ijazah Khss Pedagang /Wiraswasta, T:70272452 00200899B

BPRKASUangDptMtr/MblAndaMshBsDipakai Jmn BPKB T: 92302060/081322626769 00200915B

Trm Visa Master- BCA CARD=2,2% Hub: 022.93437545. Lok Strategis 00200969B

RUANG USAHA Dikont Pst Kota PadalarangLtIIU/ Counter HP Dll 3Jt/Thn, Sdh ada 2Bh Etalase 3x4, 1 Rngn 4 Cntr, Warnet, Kop Simpan Pinjam T: 9169200108122198765 00195975B

“FRANCHISE” Beras Organik,Original Full Nutrition T:91509696 00196727B

JL/Kont/Krjsm Cck U/ Ush Lt630m2, SHM, IMB Jl.Soreang Bjrn T 70149696-081320505434 00196900B

Jl Toko Jl Laswi no 87 Lok Strategis Dkt Alun2 Hub: 70334463 00199677B

Dikontrakan Untuk kantor Dll Dijl Raya RancaEkek. Ruangan 4,5x1,3M, Lt Atas Dan Bawah. 2,8x13M, Lt Atas Hub:7797711/022 92831231

00200727B

00199802B

00199934B

Dana Ekspres! Jmn BPKB Mbl’90KeAtas Syarat Fleksible Proses Cpt T:76103997

Bth KTA 5-200Jt Tnp jmn/pake Jmn Syrt K.Kredit/Ccl BPKB 70998333/91962126

Hubungi :92139744/081220126611 Dana Cpt Jmn BPKB Mbl/Mtr, SHM Rmh.....

DiKont R.Kanotr Ukrn 3x4,5M2 Daerah Strategis Bisa Bayar Bulanan Jl.Surapati No 55-Gatsu (Samping Rm.Sindang Reret) Hub:081220055572/0811247724

DANA CPT Prss 3Jam Bs T.Over Jmn BPKB Mtr/Mbl T: 7022.8329/91586605 (24Jam)

00200733B

00199055B

00199955B

Dana Tunai 1Jam Cair Bunga Ringan Jmnn BPKB Mtr/Mbl Hub: 70155289

BANTU Bayar/Talangi Kartu kredit (Antapani) T.70502599-91806633

Cicilan Krtu Menunggak? Kami Urus Ke Bank Ssuai Kmmpuan T: 70212164/69080169

00199086B

00199957B

00200880B

00200769B

00200073B

Hanya Dengan modal 175Rb Potensi Income Anda 50-300Rb/Hr T:91380156 00200285B


9 RABU, 11 MARET 2009

CIAMIS

CIAMIS

Dillah Temukan Suaminya Meringkuk di Selokan UHO (50), warga Dusun Cikole, Desa Ciparigi, Kecamatan Sukadana ditemukan tewas tersengat listrik dan terjatuh di sebuah parit tak jauh dari rumah korban, Minggu (8/3) pukul 12.30. Siang itu Uho pamit kepada istrinya untuk

memperbaiki rentang kabel listrik. Kebetulan listrik untuk rumah Uho diambil dari rumah mertuanya dengan mencantol kabel yang direntangkan melalui kebun dan melintas selokan. Namun, hingga pukul 12.30,Uho belum pulang.

Dillah (45), istri korban, mulai curiga. Ia kemudian menyusul dan menemukan suaminya sudah meringkuk di selokan dengan tangan mengalami luka bakar terlilit kabel dan sudah tidak bernyawa lagi. Korban diduga tewas akibat kesetrum aliran listrik. (sta)

Bandit Pecah Kaca Mobil Mulai Muncul di Ciamis

PENCURIAN dengan modus merusak kaca mobil yang sedang parkir mulai muncul di Ciamis. Elen Petiwi SE (40), warga Beji Kota Depok, kehilangan laptop berikut tas berisi sebuah ponsel Nokia, cincin berlian dan kunci rumah yang disimpannya di dalam

mobil Xenia B 7470 UT, Minggu (8/3) pukul 10.00. Siang itu korban sedang bertamu ke rumah rekannya di Jl Tunjungsari Ciamis. Informasi yang diperoleh Tribun, saat korban sedang bertamu di rumah Ratna, tiba-tiba dua pengendara motor mendekat mobil

Xenia milik korban. Mereka langsung memecahkan kaca mobil bagian jok tengah dan dengan sigap menggasak barang-barang yang disimpan korban di jok tengah mobil. Aksi pelaku yang memakai jaket kulit itu sempat dilihat warga yang

langsung berteriak maling. Pelaku yang sudah berhasil menggasak barang-barang milik korban kabur ke arah Tasikmalaya. Polisi pun sempat memburunya setelah mendapat informasi dari warga, namun pelaku menghilang di arah Jalan Lingkar Selatan. (sta)

62 KK Ngungsi Tiap Malam 14 Rumah Sudah Terbelah

TRIBUN JABAR/FIRMAN SURYAMAN

RUSAK BERAT - Ketua DPRD Kabupaten Tasikmalaya HU Ruzhanul Ulum saat meninjau salah satu rumah yang rusak berat akibat bencana tanah retak di Kampung Cikareo, Desa Batusumur, Kecamatan Manonjaya, Selasa (10/3).

TASIKMALAYA, TRIBUN - Bencana tanah retak muncul di Kampung Cikareo, Desa Batusumur, Kecamatan Manonjaya, Kabupaten Tasikmalaya, dalam seminggu terakhir ini. Akibat musibah itu tercatat 30 rumah rusak, 14 di antaranya terbelah dan ambruk sehingga tidak bisa lagi didiami. Data yang dihimpun Tribun di lokasi, Selasa (10/3), menyebutkan puluhan rumah lainnya pun mulai terancam karena retakan terus terjadi di kampung yang berada di lereng perbukitan itu. Tercatat 62 KK mulai mengungsi ke tempat aman jika malam tiba, karena mereka takut rumah mereka tiba-tiba ambruk terbawa retakan. Penghuni 14 rumah yang rusak berat mengungsi sementara ke rumah sanak saudara. Ke-14 rumah yang kondisinya tinggal menunggu ambruk itu, di antaranya milik Bahrum, Tatang, Adang, Mamun, Jaja, Karim, Rukimah, H Syarif, Oom, H Ajengan Ahmud, Ecin, Jeje dan Tahmidin Muhyi. Tidak ada korban luka saat rumah mulai membelah, karena prosesnya memakan beberapa hari, sehingga para penghuninya masih leluasa meninggalkan rumah. Namun begitu, warga tetap dibuat keta-

kutan. Tanah retak tersebut selain membelah rumah juga menimbulkan lubang menganga memanjang dengan kedalaman sekitar 3 meter dan lebar ada yang mencapai 50 cm. Rumah yang kondisinya seperti itu tiap hari dijaga karena khawatir dimasuki anak-anak dimana tubuh mereka bisa terperosok dan terjepit. Kepala Desa Batusumur Endang Ruhimat mengatakan pihaknya sudah memberikan penyuluhan bagaimana mengantisipasi bencana tanah retak tersebut. “Jika mereka harus direlokasi, pihak pemerintah desa sudah menyiapkan lahan di lokasi yang aman dan masih berada di sekitar lokasi bencana,” ujarnya. Ketua DPRD Kabupaten Tasikmalaya HU Ruzhanul Ulum yang sempat meninjau lokasi, mengatakan, pihak menyarankan agar 14 rumah warga segera di relokasi karena kondisinya sangat menghawatirkan dan sudah tidak mungkin lagi dibangun ulang. “Pemerintah juga sebaiknya segera menganalisa struktur tanah di lokasi untuk lebih memastika perlu tidaknya upaya relokasi,” paparnya. Albaehaqi (40), salah seorang warga, mengungkapkan, musibah tanah retak di kampungnya pernah terjadi tiga tahun lalu tapi tidak separah sekarang. “Anehnya, retakan terjadi tidak hanya pada musim hujan seperti sekarang ini, tapi pada musim kemarau pun tanah perlahan tapi pasti

bergerak ke arah bawah,” jelasnya. Menurut para orangtua dulu, imbuhnya, di dalam tanah di perkampungan itu terdapat batuan lumpur. “Untuk memastikannya harus dilakukan oleh tim yang ahli. Yang penting sekarang kami memohon perhatian pemerintah agar segera melakukan penanggulangan. Jangan biarkan kami hidup sengsara berlama-lama,” harap Albaehaqi. (stf)

TANAH RETAK BERKEDALAMAN 3 METER Lokasi tanah retak: Kampung Cikareo, Desa Batusumur, Kecamatan Manonjaya, Kabupaten Tasikmalaya

30 rumah rusak, 14 di antaranya terbelah dan ambruk. 62 KK mulai mengungsi ke tempat aman jika malam tiba.

Penghuni 14 rumah yang rusak berat mengungsi ke rumah sanak saudara.

Ke-14 rumah itu, di antaranya milik Bahrum, Tatang, Adang, Mamun, Jaja, Karim, Rukimah, H Syarif, Oom, H Ajengan Ahmud, Ecin, Jeje dan Tahmidin Muhyi.

Tanah retak tersebut selain membelah rumah juga menimbulkan lubang menggangga memanjang dengan kedalaman sekitar 3 meter dan lebar ada yang mencapai 50 cm.


10 RABU, 11 MARET 2009

Yani Akhirnya Pulang Kembali

CIBADUYUT Kendaraan roda dua berhati-hati melintasi tiga lubang menganga di Jalan Cibaduyut, Bandung, Senin (9/3). Pengunjung luar kota dan wisatawan Malaysia yang berbelanja di kawasan wisata belanja sepatu mengeluhkan kondisi Jalan Cibaduyut yang rusak dan sudah lama belum ada perbaikan dari Dinas Bina Marga Kota Bandung.

Disuruh Dinkes Berobat Tapi Dipingpong RSU TASIKMALAYA, TRIBUN - Yani Suryani (42), penderita kanker kulit yang seluruh tubuhnya dipenuhi gelembung daging jadi, mengalami nasib nahas saat bermaksud berobat ke Rumah Sakit Umum (RSU) Tasikmalaya, Selasa (10/3). Warga Kampung Riungasih, Kelurahan Cilembang, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, ini ditolak pihak RSU. Yani yang diantar sejumlah keluarga tiba di RSU Tasikmalaya sekitar pukul 09.00. Ia langsung memasuki ruang Unit Gawat Darurat (UGD). Namun begitu mengutarakan maksud mau berobat, petugas UGD menolaknya dengan dalih UGD khusus untuk tindakan darurat. Oleh petugas UGD Yani disarankan ke Poliklinik Bagian Kulit. Dengan berbekal surat keterangan dari RT dan RW, Yani bersama keluarganya kemudian menuju Poliklinik Kulit. Entah karena dokter spesialis belum datang atau banyak pasien, Yani terpaksa harus antre lebih dari satu jam. Ia akhirnya dipanggil petugas. Namun lagi-lagi di sini perlakuan petugas tak jauh beda dengan di UGD. Petugas malah menyuruh Yani kembali lagi ke UGD. “Kami masih berupaya ber-

Saya mengira tinggal datang saja ke TRIBUN JABAR/FIRMAN S RSU. Tapi ternyata ditolak mentah-mentah. YANI SURYANI (42) Penderita Kanker Kulit

sabar dan membawa kembali Teh Yani ke UGD. Tapi di situ tidak ada penanganan apa-apa. Karena tidak ada kejelasan, sekitar pukul 11.00 kami akhirnya pulang kembali ke rumah,” tutur Dadan (35), adik kandung Yani. Yani sendiri mengaku kecewa dipingpong seperti itu. Ia mengaku datang ke rumah sakit setelah disuruh pihak Dinas Kesehatan

(Dinkes) Kota agar dirinya datang ke RSU Selasa pukul 09.00 untuk menjalani pemeriksaan. “Saya mengira tinggal datang saja ke RSU. Tapi ternyata ditolak mentah-mentah,” lirihnya saat ditemui di rumahnya. Diberitakan sebelumnya, sejak usia tiga bulan Yani menderita kanker kulit jinak yakni tumbuhnya benjolan-benjolan di sekujur tubuhnya. Benjolan itu lalu berubah menjadi gelembung-gelembung bergayut di tubuhnya. Ukurannya ada yang sampai sebesar telur ayam. Seperti yang menggelayut di pipinya. Sejak penyakit itu muncul pihak keluarga kesana-kemari membawa Yani berobat tapi tidak membawa hasil. Pernah berobat ke dokter spesialis kulit di Bandung dan dinyatakan Yani menderita kanker kulit jinak.(stf)

Kami Tak Pernah Menolak DIREKTUR RSU Tasikmalaya dr H Wasisto yang dimintai konfirmasinya, kemarin, membantah pihaknya telah menolak Yani. Ia menegaskan kondisi Yani yang tidak memiliki kategori harus ditindak secara darurat memang tidak bisa ditangani di UGD. Sementara untuk bisa berobat ke

Poliklinik pun harus membawa surat rujukan. “Kami tidak pernah menolak pasien. Silakan dari mana pun dari kalangan mana pun akan kami terima, asal melalui prosedur yang berlaku. Silakan saudari Yani kami tunggu dengan membawa surat rujukan,” kata Wasisto. (stf)

TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN

Gubernur Hadiri Prosesi Panjang Jimat CIREBON, TRIBUN - Ribuan orang memadati hampir seluruh sudut Keraton Kasepuhan dalam puncak peringatan Maulud Nabi Muhammad SAW, Panjang Jimat, Senin (9/3) malam. Di ruang utama keraton, Bangsal Prabayaksa, seluruh kerabat Keraton Kasepuhan dan tokoh-tokoh penting terlihat mengikuti prosesi tersebut. Tampak beberapa tokoh Jabar di Bangsal Prabayaksa, antara lain Gubernur Jawa Barat H Ahmad Heryawan, Kepala Badan Koordinasi Pemerintahan dan Pembangunan (BKPP) Cirebon, Drs H Ano Sutrisno,

MM, Kapolwil Cirebon Kombes Pol Tugas Dwi Aprianto, Wali Kota Cirebon Subardi, S.Pd, Wakil Wali Kota Cirebon Sunaryo, Ketua DPRD Kota Cirebon Drs H Dahrin Syahrir, dan Bupati Kuningan H Aang Hamid Suganda. Kali ini, upacara tersebut tanpa dihadiri Sultan Maulana Pakuningrat atau Sultan Sepuh XII karena sedang dirawat di Rumah Sakit Pertamina Cirebon. Posisinya diganti Putera Mahkota Keraton Kasepuhan Pangeran Raja Adipati (PRA) Arief Natadiningrat. “Saya, khususnya atas nama keluarga Keraton

Kasepuhan, dan masyarakat Cirebon pada umumnya, meminta doa semua pihak untuk kesembuhan Sultan Sepuh yang sedang menjalani perawatan Rumah Sakit Pertamina,” kata Arief, yang berbusana adat keraton. Sekitar 30 menit sebelumnya, Gubernur mendapat penjelasan PRA Arief mengenai sejarah Cirebon dan makna proses Panjang Jimat. “Pada dasarnya, Panjang Jimat merupakan sebuah makna kelahiran Rasulullah SAW,” jelas Arief. Mengomentari hal itu, Gubernur Jabar Ahmad Heryawan meminta se-

mua pihak untuk merenungi makna Panjang Jimat. “Saya harap, semua pihak dapat menjadikan upacara ini sebagai renungan supaya tetap mengacu pada peraturan Agama Islam,” ujarnya. Heryawan menegaskan, sebagai salah satu adat dan tradisi, seyogianya Panjang Jimat harus dipertahankan mengingat nilai-nilai yang terkandung sangat mendalam. “Apalagi Cirebon merupakan salah satu basis penyebaran Islam di tanah Jawa,” kata Heryawan, yang malam itu menerima cendera mata berupa buku sejarah Cirebon. (win)


11 RABU, 11 MARET 2009

NPWP Bisa Jadi Kartu Diskon Sebesar 10 Persen di FO BANDUNG, TRIBUN Untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat terhadap kewajiban membayar pajak, Kanwil Dirjen Pajak Jawa Barat I menggalang kerja sama dengan para pengelola factory outlet (FO), distro, hotel, restoran, dan juga kalangan muda kreatif. Mulai Juni mendatang, FO akan memberikan diskon 10 persen bagi pembeli yang menunjukkan kartu Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). “Diskonnya mencapai sepuluh persen,” kata Perry Tristianto, pemilik dan pengelola beberapa FO di Bandung, saat ditemui seusai acara Penyampaian SPT tahunan PPh para pejabat di Gedung Keuangan Kanwil Pajak Jabar I, Selasa (10/3). Yang sudah dipastikan bakal memasang diskon 10 persen bagi costumer berNPWP pada Juni nanti baru ada empat FO yang dikelola oleh The Big Price Cut,

yaitu FO Summit di Jalan Riau 61, Formen Jalan Riau 36, The Secret Jalan Riau 47, dan Mode Plus Jalan Setiabudhi 41. “Saya sudah bersedia untuk memberikan diskon, dan nanti juga akan banyak. Saya akan berupaya mengajak teman-teman pengusahapengusaha FO lainnya untuk sama-sama memberikan diskon,” katanya. Upaya tersebut menjadi salah satu cara agar masyarakat menjadikan NPWP sebagai bagian dalam kehidupan sehari-hari. Masyarakat akan mendapat benefit tambahan dengan memiliki NPWP. “Kemarin-kemarin kan NPWP baru bisa digunakan sebagai kartu bebas fiskal. Kalau mau ke luar negeri kita dibebaskan dari biaya fiskal yang mencapai sekitar Rp 2 juta sampai Rp 3 jutaan,” kata Perry. Kanwil Dirjen Pajak Jawa Barat mengapresiasi sikap

para pengelola FO di Kota Bandung. “Terus terang, sekarang ini kita dihadapkan dengan kekhawatiran akan imbas dari krisis global. Melalui diskon tersebut sedikit banyak akan menjaga kemampuan daya beli masyarakat,” kata Kepala Kanwil DJP Jawa Barat I Pandu Bastari. Bagi pengelola FO yang memberi diskon, program tersebut akan menjadi salah satu bentuk promosi berbelanja. Bagi negara, akan menjadi dorongan untuk memiliki NPWP sehingga memperbesar peluang memperoleh pemasukan dari pajak. Bagi masyarakat yang NPWP-nya masih berbentuk kertas atau masih berbentuk surat bukti memiliki NPWP, Kanwil Pajak mempersilakan untuk segera menukarkan. “Beberapa waktu lalu kartu NPWP-nya belum bisa dicetak itu karena harus nunggu dari Jakarta dulu,” kata Pandu. (mba)

Darmawati Menangis Hartanya Mau Disita

sebagai tersangka, sehari setelah ditangkap. Ibu dua anak yang memiliki rambut panjang ini turun dari kendaraan itu dengan dipapah oleh seorang wanita. Dia mengenakan baju kemeja panjang hingga paha berlengan pendek berwarna kuning. Matanya ditutupi dengan kaca mata hitam. Namun demikian suara tangisnya terdengar sejak turun dari mobil tahanan hingga memasuki Gedung KPK. Tidak ada komentar apapun kepada wartawan saat memintai tanggapan kepadanya. “Tadi saya dapat informasi kalau ada barang-barangnya yang akan disita oleh KPK. Tetapi saya belum tahu secara jelas apakah benar akan ada penyitaan atau tidak, kalaupun benar barang apa saja yang bakal disita oleh KPK,” kata Sheila A Salomo, pengacara Wati yang sekaligus temannya semasa kuliah di Fakultas Hukum Universitas Samratulangi, Manado, Sulawesi Utara kepada wartawan saat mendampingi Darmawati Dareho di Gedung KPK. Menurutnya, dia masih akan memastikan lebih lanjut dengan KPK terkait adanya informasi tersebut. Adapun Wati sebelum menjabat sebagai Kabag Tata Usaha Distrik Navigasi Klas I Tanjung Priok Departemen Perhubungan, dia lama bertugas di Bagian perencanaan hubungan laut (Hubla). Bersama Wati, Abdul Hadi juga ikut diperiksa. Begi-

tu turun dari mobil tahanan KPK Abdul Hadi Djamal langsung meminta maaf kepada masyarakat Indonesia khususnya kepada Sulawesi Selatan (Sulsel) karena telah membuat kecewa. Apalagi saat ini pria kelahiran Bantaeng, Sulsel, 18 November 1957 ini menjadi tahanan KPK karena diduga koruptor. “Saya minta maaf kepada media, saya juga minta maaf kepada masyarakat Indonesia, saya minta maaf kepada warga Sulawesi Selatan. Maaf, maaf beribu maaf saya telah membuat kalian semua kecewa, tidak ada dalam hati saya berniat untuk melakukan ini semua. Sungguh, saya minta maaf,” kata Abdul Hadi. Juru Bicara KPK Johan Budi SP mengatakan, dalam pemeriksaan Abdul Hadi sangat kooperatif. “Dia orangnya sangat kooperatif dan tidak menyulitkan penyidik dalam melaksanakan pemeriksaan. Hal itu sudah dia lakukan sejak awal,” kata Johan kepada Persda Network di Gedung KPK, kemarin. Menurutnya, pemeriksaan terhadap ketiga tersangka itu untuk memetakan barang bukti yang ditemukan dari ketiganya, yaitu berupa uang Rp 54,55 juta dan 90 ribu dolar AS. Diperkirakan uang dari Hontjo, pengusaha asal Surabaya itu tidak hanya mengalir ke kantong Abdul Hadi saja, tetapi juga ke rekan-rekannya yang lain. (Persda Network/cw6)

Husein, Heryawan juga, mengaku meminta dana stimulus fiskal untuk pembangunan jalan lintas selatan Jawa Barat sepanjang 421 Km dari Pangandaran menuju Pelabuhan Ratu. “Kami meminta dana stimulus Rp 78 miliar untuk ini,” kata Heryawan. Heryawan mengemukakan, penggunaan dana stimulus tersebut akan tersebar untuk dua proyek. Rinciannya, Rp 40 miliar untuk perbaikan jalan sepanjang 17,7 Km dan Rp 38 miliar untuk membangun dua jembatan yang belum tersambung. “Sekarang ini hanya mobil kecil yang bisa lewat. Dengan dana stimulus minimal orang bisa dengan leluasa menggunakan kendaraan dari Pangandaran sampai Pelabuhan Ratu minimal dengan kecepatan 40 km per jam,” urainya. Heryawan mengaku tahun ini pemerintah pusat akan membantu pembiayaan sebesar Rp 78 miliar untuk peningkatan jalan

sepanjang 17,7 kilometer sebesar Rp 40 miliar yang saat ini bersifat nonstatus di Jabar selatan, serta pembangunan jembatan Cisela dan Cisadea di kawasan Cianjur selatan sepanjang 170 meter, dengan dana sebesar Rp 38 miliar. “Jabar selatan itu, sangat strategis sehingga perlu mendapat perhatian dalam pembangunannya. Karena di sana banyak instalasi strategis seperti PLTU, LAPAN, pelabuhan, dan aktivitas pertanian, perikanan dan pertambangan,” ungkapnya. Tidak hanya soal dana stimulus, Heryawan juga mendesak agar jalan lintas selatan Jawa Barat yang hingga kini belum berstatus akan menjadi jalan nasional, dan akhirnya menjadi tanggung jawab pemerintah pusat. “Di antara 421 km jalan Pangandaran-Pelabuhan Ratu itu sepanjang 118 km merupakan jalan Provinsi. Sedang jalan tanpa status sepanjang 257 km,” ungkapnya. (Persda Network/ade/ddh)

dari halaman 1

partemen Perhubungan yang turut ditangkap KPK bersama dengan Adul Hadi. Abdul Hadi dan Wati ditangkap di dalam mobil Honda Jazz milik Wati di persimpangan Casablanca, Jakarta Selatan, Senin (2/3). Bersama keduanya ditemukan barang bukti uang sebanyak Rp 54,55 juta dan 90 ribu dolar AS. Sebanyak 10 ribu dolar AS di antaranya ditemukan di bawah jok mobil dan diduga kuat merupakan fee untuk DD. Sedangkan uang Rp 54,55 juta dan 80 ribu dolar AS hendak dibawa Abdul Hadi. Sedangkan Hontjo, ditangkap di Apartemen Taman Anggrek. Barang bukti yang diperoleh dari Abdul Hadi dan Darmawati Dareho, di duga kuat sebagai uang suap dalam proyek stimulus pembangunan fasilitas Dermaga dan Bandara di Kawasan Indonesia Timur. Proyek tersebut di antaranya adalah Dermaga di Sulawesi Selatan, Pelabuhan Pulau Selayar dan Bandara Toraja. Proyek tersebut memang masuk dalam rencana kerja Departemen Perhubungan, tetapi bukan termasuk proyek yang diusulkan pemerintah untuk mendapatkan stimulus. Ketiganya ditetapkan KPK

Husein Disiapkan untuk Airbus dari halaman 1

sar Rp 52 miliar untuk pekerjaan tadi,” ungkapnya. Atas rencana ini, Kalla pun memberi sinyal positif untuk memberi bantuan. “Wapres menyambut baik perkembangan perekonomian ke depan untuk bandara Husein ini,” tukasnya. Heryawan berharap, dana stimulus segera cair pada Mei atau Juni mendatang. Sebab, dengan adanya dana ini pada akhir 2009, Bandung akan mempunyai landasan bandara yang mumpuni. “Awal 2010 harapan kita sudah mempunyai penerbangan ke Singapura dan lain-lain,” katanya. Pembenahan tersebut, kata Heryawan sangat mendesak karena terkait lonjakan penduduk, dan juga pesatnya perekonomian di Jawa Barat. Selain terkait Bandara

Suaranya Seperti Tabrakan dari halaman 1

waktu dipindahkan ke tempat penampungan pasar sementara di Jalan Suniaraja. Ketika tengah mengambil batu bata, tembok bagian depan pasar seketika ambruk. Batu bata dan semen menimpa sebagian tubuhnya. Akibatnya, punggung, bibir, kaki dan giginya menderita luka. Ia mengakui jika warga dilarang untuk masuk ke kawasan pasar karena akan bangunan akan dihancurkan. Selain menimpa kedua korban, serpihan tembok

juga menimpa Dadang Junaedi (52), Fahmi (18) dan Udin (39). Ketiganya menderita luka lebih parah dari Surati dan Taufik. Dadang menderita patah tulang namun untuk memastikan di bagian mana harus dirontgen. Sementara Fahmi menderita cedera kepala dan sempat muntah-muntah. Lalu Udin mengalami patah jempol kaki kiri. Seorang saksi mata Erik (23) menambahkan, suara saat tembok bagian depan ambruk begitu keras. “Saya kira ada tabrakan,” ucapnya. Tembok yang ambruk panjangnya sekitar 20 meter dengan tinggi lima meter. Begitu dilihat, ternyata

Fergie: Berbatov Cetak Gol Penentu dari halaman 1

miliki musim lalu. Dia memiliki kesabaran dan ketenangan dalam tiga pertandingan terakhir dan membantu kami. Dia mencetak beberapa gol kemenangan dan itu sering dilakukan Eric Cantona,” kata Ferguson seperti dilansir telegraph. “Cantona selalu mencetak gol penting dan jika Berbatov dapat terus melakukan hal yang sama maka akan menegaskan hasil bagi kami,” lanjut Fergie. Sejak bergabung dengan MU awal musim ini, media Inggris langsung menyamakan Berba dengan Cantona karena sama-sama tajam, memiliki sikap pendiam, tidak suka minum tapi perokok berat. Fergie ingin Berbatov melakukan yang terbaik untuk membantu dirinya memperbaiki rekor pertemuan dengan Pelatih Inter Jose Mourinho. Hanya sekali Fergie mampu mengalahkan mantan pelatih Chelsea dalam 13 pertemuan yang pernah terjadi bukan prestasi bagus kalau tak mau dibilang jelek. Kondisi Berbatov dipastikan bugar setelah diistirahatkan saat MU mengalahkan Fulham 4-0 di Piala FA, Sabtu, bersama bintang MU Cristiano Ronaldo. Sementara Wayne Rooney sudah kembali dan menunjukkan ketajamannya saat menyumbang satu gol ke gawang Fulham. Ia ditarik menit 64 agar tenaganya masih tersisa untuk

Keliling Indonesia di Jalanan Kota Bandung dari halaman 1

yang sama dengan bangunan land mark di Jalan Braga. Di sanalah didirikan pasar malam. Masyarakat Bandung memanfaatkannya untuk kongkow dan menikmati kegembiraan. Matahari terus bergerak meskipun teriknya tak begitu terasa. Anggota komunitas Batagor pun semakin ramai. Sesuai dengan kesepakatan di dunia maya, pada Senin (9/3) mereka sepakat melakukan kopi darat (kopdar) sambil “keliling Indonesia” menelisik sejarah tempo dulu di Kota Bandung. Start dilakukan di Jalan Bali. Lalu menuju Jalan Maluku dan Jalan Riau. Dilanjut-

Berbagi Dana untuk Tol Cisumdawu dari halaman 1

Wakil Presiden, Jakarta, Selasa (10/3). Menurut Heryawan, pembagian peran pemerintah pusat dan daerah sebatas untuk pembiayaan pembebasan lahan yang mencapai Rp 540 miliar. “Kita pemda siap menyediakan pendanaan untuk pembebasan lahan. Pemerintah Provinsi akan membantu 30 persen, dan 20 persen masing-masing kabupaten/kota yang terlalui oleh jalan tol,” ujar Heryawan. Heryawan menjelaskan, pengambilalihan pembia-

tembok bagian depan pasar sudah runtuh dan menimpa kelima korban. Saksi lain Bibim (27) mengungkapkan, sehari sebelumnya tembok pasar terlihat sudah goyah. “Kemarin (Senin, Red) temboknya sudah terlihat goyang. Ternyata runtuhnya sekarang. Padahal tadi tidak ada angin atau hujan,” jelasnya. Ia nyaris saja menjadi korban dan terkena runtuhan tembok. Pasalnya, ia sedang berjualan tepat di depan bangunan. Namun ketika mendengar ada suara, ia loncat ke arah depan. “Saya dengar suara dua kali. Pas yang pertama saya langsung loncat,” tambah-

menghadapi Inter. Selain itu, Carlos Tevez juga menunjukkan performa impresif dengan mencetak dua gol di kandang Fulham. Hanya saja Fergie belum bisa memastikan apakah bisa menurunkan Rio Ferdinand atau tidak. Pemain yang memiliki kontribusi sangat besar dalam mematahkan serangan lawan ini mengalami cedera saat mengalahkan Fulham. Bek kanan John O’Shea juga menjadi korban pertandingan tersebut sehingga diragukan tampil melawan La Beneamata. Walaupun kemungkinan kehilangan Ferdinand, tapi tak akan ada persoalan besar setelah di first leg berakhir tanpa gol. Johny Evans bisa diandalkan untuk menggantikan Ferdinand jika benar-benar tak bisa diberdayakan. Untuk menutupi absennya O’Shea, Fergie juga sudah mendapatkan pengganti, yakni Darren Fletcher. Gelandang asal Skotlandia ini terpaksa digeser jadi bek kanan karena Gary Neville dan Wes Brown baru bisa diharapkan mulai latihan pekan depan. Sementara Rafael da Silva dan Owen Hargreaves belum kunjung sembuh. Tantangan Mourinho Mourinho, yang mendapat sorotan di Italia karena dianggap selalu mendapat keuntungan dari wasit, juga mendapat masalah di lini belakang. Bek tengah yang siap pakai hanya Walter Samuel, Ivan Cordoba, dan Nelson Rivas. Marco Materazzi, Nicolas Burdisso, dan Christian Chivu absen karena cedera. Namun masalah tersebut tak membuat Inter keder. “Kami akan memainkan laga sem-

nya. Kapolresta Bandung Tengah I Wayan Supartha Yadnya yang datang ke lokasi menuturkan, pihaknya masih menyelidiki penyebab runtuhnya dinding depan pasar. “Kita akan selidiki. Namun ini memang bangunan tua,” katanya. Menurut warga sekitar, bangunan Pasar Banceuy memang sudah cukup tua. “Sejak tahun 70-an,” kata seorang warga. Pasar tersebut akan direnovasi dan dibangun Bandung Automotive Centre. Para pedagang pasar kemudian untuk sementara waktu dipindahkan di TPPS Banceuy di Jalan Suniaraja. (tis)

purna karena pertandingan ini akan menghidupkan kami di kompetisi. Kami harus mengirimkan pesan kekuatan untuk semua orang. Tetapi kami tidak akan bermain dengan tujuan tanpa gol karena jika Anda melakukannya, Manchester akan membuat gol cepat atau lambat. Kami akan menghindari meninggalkan ruang terbuka,” kata Kapten Inter, Javier Zanetti. Mourinho sepertinya akan memasang duet Zlatan Ibrahimovic-Mario Balotelli, setelah kecewa dengan penampilan Adriano belakangan ini. Balotelli selalu menjadi juru selamat di Serie A dengan gol-gol yang ia ciptakan meski berbau kontroversial. Striker 18 tahun ini sudah menjaringkan tiga gol dari empat laga Serie A. Namun diakui atau tidak, laga ini akan menghadirkan tekanan hebat buat Mourinho. Ia harus membawa Inter berprestasi tinggi di Eropa. Presiden Inter Massimo Moratti menunjuk Mourinho sebagai pelatih dengan target membawa Nerazzurri menjadi juara Liga Champions setelah pelatih sebelumnya Roberto Mancini selalu gagal. Bersama Mancini dua musim terakhir, Inter selalu tersingkir di babak 16 besar. Menjadi tugas Mourinho untuk membawa Inter melebih prestasi Mancini. Nerazzurri terakhir merasakan gelar Liga Champions musim 1964/65 setelah musim sebelumnya juga juara. Setelah itu, mereka kalah dua kali di partai final yang terjadi di musim 1966-67 dan 197172. (Persda Network/rie/ka)

kan ke jalan-jalan lain. “Kami baru tahu, ternyata jalan-jalan itu memiliki sejarah penting. Kayak bangunan-banguan militer itu, dan sampai sekarang masih ada,” kata Yudha. Bayu berdiri mematung di Jalan Riau. Ia baru mengerti bahwa Jalan Riau adalah jalan pertama yang menghubungkan Jalan Dago dengan Jalan Ahmad Yani. “Jalan ini memiliki potensi pariwisata yang sangat besar,” katanya takjub. Acara-acara kopdar komunitas Batagor sejak Februari 2008 tak lagi sekadar kongkow dan ngobrol. Mereka sepakat kopdar juga bisa memberikan pencerahan dan wawasan baru bagi pada bloger. Misalnya belajar tentang sejarah, teknologi informasi, dan berbagai kegiatan lain yang bermanfaat bagi orang lain. Menurut Seni

Oktaviani, pegiat komunitas Batagor, awalnya komunitas ini hanya beranggotakan 15 orang. Saat itu, mereka sepakat melakukan kopdar setelah satu di antara mereka membuat pengumuman di blog. Kopdar berlangsung meriah dengan obrolan bebas di pusat perbelanjaan di Ciwalk. “Sebenarnya sudah ada komunitas BBV (Bandung Blog Village). Tapi saat itu vakum. Terus kami sepakat bikin komunitas baru. Tujuannya agar kita bisa saling mengenal, bersahabat, bahkan kalau yang mau cari jodoh juga bisa,” kata Seni. Karina Selliani, karyawati sebuah lembaga konsultan, merasakan manfaat pertemanan yang baik. Dalam waktu yang tidak lama, ia memiliki banyak teman. Pertemanan itulah yang kemudian ia manfaatkan menjadi

jariangan bisnis. “Baru beberapa minggu gabung sudah ada lima orang nembak (mengatakan cinta). Tapi saya tolak karena belum kenal,” katanya. Kini komunitas ini memiliki jadwal rutin untuk kopdar pada Jumat malam. Tempatnya berpindah-pindah, bisa di kafe, mal, atau di mana saja. Anggotanya pun sudah lebih dari 250 bloger. Ada semacam kesepakatan tidak tertulis di antara meraka untuk tidak menghidupkan laptop saat kopdar. “Kalau main laptop, di rumah juga bisa. Kalau pada main laptop, acaranya jadi garing,” kata Bayu. Sangat mudah jika Anda ingin bergabung dengan komunitas Batagor. Cukup datang ke acara kopdar dan secara otomatis menjadi anggota komunitas bloger ini. (*)

yaan jalan tol yang menghubungkan transportasi dari Bandung ke Cirebon ini lantaran dua kali lelang, investor justru tak kunjung berminat. Keengganan investor ini ditengarai karena secara ekonomi tak menjanjikan keuntungan. “Bagaimana pun uang investasi harus kembali. Mereka ingin kembalinya 16 tahun. Ini hitunghitungannya 25 tahun baru kembali, mereka agak berat. Jadi pemerintah turun tangan lah,” urainya. Heryawan berharap, dengan adanya pembiayaan pembebasan lahan ini investor akan tertarik untuk menanamkan sahamnya di proyek Cisumdawu. “Swasta mungkin nanti di kons-

truksinya,” paparnya. Dia menambahkan, bila memang tak ada peminat lagi, pemerintah akan menunjuk pihak Jasa Marga untuk mengelola jalan tol Cisumdawu. “Pemerintah lewat Jasa Marga bersedia menyelesaikan tol Cisumdawu bila memang tak laku,” tandasnya. Pembangunan jalan tol Cisumdawu direncanakan segera direalisasikan pada 2009. Proyek tol ini secara total akan menyedot dana sekitar 3,8 triliun. Menanggapi permintaan Pemda Jawa Barat tersebut, Kalla mengaku, akan membantu untuk mewujudkan proyek tol tersebut. “Wapres akan mengusahakan dengan segera,” ujar Heryawan

mengutip pernyataan Kalla. Karenanya Heryawan berharap pengembangan jalan tol itu mampu mengimbangi proyek pengerjaan Bandara Internasional Kertajati. Sehingga dengan adanya bandara internasional di Jabar diharapkan mampu mendukung kehandalan transportasi udara nasional, khususnya dalam hal angkutan penumpang dan barang yang selama ini tertumpu di Bandara Soekarno-Hatta Jakarta. “Juga guna meningkatkan daya saing Indonesia, khususnya dalam hal produk jasa dan barang serta mendorong pembangunan kawasan Jawa Barat bagian timur,” ungkap Heryawan. (ddh/Persda Network/ade)


12 RABU, 11 MARET2009

JALAN ASIA AFRIKA

Dede Yusuf: Pajak Artis Lebih Besar

WAKIL Gubernur Jawa Barat Dede Yusuf mengaku pajak penghasilan pribadinya yang diberikan ke negara setelah jadi wagub lebih kecil jika dibandingkan ketika dirinya masih berprofesi sebagai artis. “Pajak penghasilan yang saya bayar setelah menjadi Wagub Jabar berkisar antara Rp 2 juta. Namun saat saya menjadi artis senilai Rp 10 juta. Tentunya nilai pajak saat menjadi artis jauh lebih tinggi, apalagi nilai Rp 10 juta itu

pada tahun 90-an,” ungkap Dede seusai acara Pekan Panutan Pajak di Kantor Wilayah Pajak DPT Jabar, Selasa (10/3). Dede membayar sendiri pajak penghasilan. Namun untuk pengaturan pemotongan nominal pembayaran, sudah dilakukan oleh kantor. Dede juga mengungkapkan, pembayaran pajak kini lebih mudah dan sangat praktis, apalagi dengan adanya layanan drop box (mesin khusus untuk pembayaran pajak). (sob)

JALAN RE MARTADINATA

JALAN DIPONEGORO

Penjual Ganja Diganjar 1 Tahun 4 Bulan TERDAKWA penjual ganja MAI divonis satu tahun empat bulan oleh majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Bandung, Selasa (10/3). Vonis ini lebih ringan dari tuntutan jaksa Emanuel Ahmad SH, yang menginginkan MAI dipenjara 1,5 tahun. Ketua majelis hakim Nurhakim SH dalam vonisnya menyatakan, terdakwa bersalah memiliki, menyimpan, dan menjual narkotika golongan 1 jenis daun ganja kering sebanyak 2,34 gram.

Terdakwa dikenai Pasal 82 Undang-undang No 22 Tahun 1997 TentangNarkotika. “Kami menjatuhkan hukuman 1 tahun 4 bulan penjara kepada terdakwa dan denda senilai Rp 300 ribu subsider tiga bulan kurungan,” ungkap Nurhakim. Kasus MAI berawal pada November tahun lalu. Saat itu terdakwa membeli ganja dari JK di Daerah Tablong, Majalaya. Namun di Sumber Waras, Kabupaten Bandung, dia tertangkap oleh pihak kepolisian. (sob)

Tuntut Biaya Pendidikan dan Kesehatan Murah SEKITAR 30 orang yang mengatasnamakan diri Front Perjuangan Rakyat (FPR) dan mahasiswa berunjuk rasa di depan gerbang Gedung Sate, Selasa (10/3). Mereka menuntut biaya pendidikan murah dan biaya kesehatan reproduksi perempuan murah. Dalam aksinya, mereka yang menghadirkan peserta unjukrasa dari kalangan anak-anak dan perempuan itu membawa poster yang bertuliskan penentangan terhadap

diskriminasi perempuan. Menurut Koordinator Aksi, Arie, aksi yang menghadirkan kalangan perempuan dan anak-anak itu untuk menunjukkan masih sulitnya anakanak untuk mendapatkan haknya belajar di sekolah, dan masih banyaknya kaum perempuan yang terdiskrimanasi dalam dunia pekerjaan dan layanan kesehatan. “Kami menuntut agar kebijakan SBY-JK berpihak pada kaum perempuan dan orang miskin,” kata Arie. (ddh)

TMB Beroperasi 23 Maret

Dada Minta Dibentuk Konsorsium

BANDUNG, TRIBUN Setelah tertunda tiga bulan, Trans Metro Bandung (TMB) akan dioperasikan 23 Maret 2009. Pemkot berjanji pengoperasian TMB tidak akan ditunda lagi. “Pengoperasian TMB sesuai jadwal 23 Maret dan diharapkan Dinas Perhubungan (Dishub) sudah mempersiapkan berbagai hal, termasuk konsorsium,” ujar Wali Kota Bandung Dada Rosada seusai penanaman pohon di halaman Kantor Gabungan Organisasi Wanita (GOW), Jalan Martadinata, Bandung, Selasa (10/3). Menurut Dada, belum ada pembatalan pengoperasian TMB sehingga diharapkan 23 Maret TMB beroperasi

Pada peresmian pertama saya tidak hadir karena kurang persiapan sehingga ditolak sopir angkot. DADA ROSADA Wali Kota Bandung

tanpa ada halangan. Sebelumnya, pengoperasian TMB gagal karena adanya protes dari para sopir angkot. Dada menginstruksikan agar Dishub segera mempersiapkan segala sesuatu yang terkait pengoperasian TMB, termasuk pembentukan konsorsium TMB. Konsorsium ini adalah wadah

Kobanter Minta Ditunda

KETUA Kobanter Kota Bandung Asmudianto minta agar pengoperasian TMB ditunda hingga setelah pemilu agar Bandung tetap kondusif. “Semua anggota Kobanter mendukung program pemerintah, termasuk pengoperasian TMB, asal sudah terbentuk konsorsium dan ada kesepakatan kompensasi,” ujar Asmudianto. Asmudianto mengatakan, penundaan pengoperasian TMB tiga bulan adalah hasil kesepakatan pengusaha angkot dengan WaliKota, tapi dengan syarat duduk bersama, sosialisasi, dan dibentuk konsorsium. “Penundaan memang tiga bulan, tapi sampai saat ini kami belum pernah

duduk bersama. Belum ada sosialisasi dan belum dibentuk konsorsium sehingga lebih baik ditunda sampai pemilu usai,” ujar Asmudianto. Menurut Asmudianto, pengoperasian TMB hendaknya ditunda sampai pemilu usai untuk menghormati hajat nasional dan menjaga Bandung tetap kondusif karena tidak menutup kemungkinan masih ada penolakan dari sopir angkot. “Kami belum ada rencana mengadakan demo penolakan karena TMB belum beroperasi, tapi tolong dikaji lagi rencana pengoperasian TMB karena konsorsium belum terbentuk,” pinta Asmudianto. (tsm)

komunikasi antara pemerintah, masyarakat, dan pengusaha angkutan umum. Jika persiapan pengoperasian TMB tak kunjung selesai sebelum 23 Maret, Dada menegaskan dirinya tidak akan hadir saat pengoperasian. “Kalau belum selesai, saya tidak akan muncul. Pada peresmian pertama saya tidak hadir karena kurang persiapan sehingga ditolak sopir angkot,” ujar Dada. Kepala Dishub Kota Bandung Timbul Butar-butar tetap akan mengoperasikan TMB sesuai jadwal 23 Maret walaupun tanpa konsorsium. “Sepanjang mereka welcome, tanpa konsorsium juga tidak apa-apa. Jadi tetap beroperasi sesuai jadwal,” tegas Timbul. Timbul mengatakan, pihaknya masih berkoordinasi dengan dua asosiasi pengusaha angkot, yakni Kobanter dan Kobutri, untuk pembentukan konsorsium. Namun belum ada kesepakatan mengenai kompensasi bagi pengusaha angkot. “Dishub mengajukan tiga angkot untuk satu bus TMB. Namun ini belum disepakati oleh para pengusaha angkot,” tutur Timbul. Menurut Timbul, rencananya jumlah TMB sebanyak 39 unit dan menghilangkan 117 angkot, setiap angkot akan dihargai Rp 60 juta untuk disertakan modal di TMB. “Rencananya angkot yang 117 unit dilempar ke luar kota dan izinnya dicabut sehingga tak boleh beroperasi karena sudah diganti 39 unit TMB,” ujar Timbul. (tsm)

TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN

Dewan Panggil Kepala Kepegawaian BATUJAJAR, TRIBUN Ketua Komisi A DPRD Kabupaten Bandung Barat Kusna Sunardi akan memanggil Kepala Badan Kepegawaian Daerah KBB terkait pelantikan pejabat eselon II, III, dan IV beberapa waktu lalu. Pelantikan tersebut dinilai tidak ada koordinasi dengan pihak DPRD Kabupaten Bandung Barat. Menurut Kusna, dalam Undang-undang NO 32 Tahun 2004 tentang pemerintah daerah terdapat poin dimana eksekutif dan legislatif berkoordinasi. “Kenyataannya tidak ada pemberitahuan kepada kami terkait pelantikan pejabat Eselon II, II, dan IV. Untuk itu kami

akan memanggil kepala kepegawaian Kamis besok,” tutur Kusna, Selasa (10/3). Pihak DPRD juga akan mempertanyakan perihal 8 Kepala Cabang Dinas (KCD) yang tidak diundang dalam pelantikan. Undangan tersebut akan bersifat klarifikasi perihal beberapa laporan yang diterima oleh anggota Dewan terkait pelantikan pejabat eselon di lingkungan pemerintah Kabupaten Bandung Barat. Di Kantor Dinas Pendidikan KBB, lima kepala (Unit Pelaksana Tugas Daerah) UPTD yakni wilayah Lembang, Cikalongwetan, Rongga, Cipongkor, dan UPTD SKB, mendatangi

Devi Rela Tiga Kali Ditahan demi Anak ANAK adalah titipan Tuhan. Karenanya setiap manusia wajib menjaganya. Jangan hilangkan haknya, apalagi memperlakukannya dengan buruk. Kalimat itulah yang pertama kali diucapkan Devi Tiomana (34), pimpinan LSM Nanda Dian Nusantara, Pontianak, yang bergerak dalam perlindungan anak, saat ditemui Tribun di Hotel Grand Pasun-

dan, Bandung, pekan lalu. Demi melindungi hak anak agar tidak kehilangan masa depannya, wanita ini rela ditahan oleh pihak kepolisian hingga tiga kali. “Saya pernah ditahan tiga kali lho sama polisi, karena membela anak. Tetapi bagi saya tidak masalah karena itu merupakan perjuangan,” ungkap alumnus Teknik Sipil Universitas Indonesia angkatan 1992 ini. Menurut Devi, pertama kali dirinya ditahan oleh pihak kepolisian pada tahun 2004 di Pontianak. Saat itu, di salah satu klinik bersalin, ada seorang bayi yang begitu saja ditinggalkan orang tuanya hingga empat hari lamanya. Padahal anak tersebut butuh pera-

MENGECAT KUBAH Seorang pekerja dengan menggunakan pengaman tali tambang menambal dan mengecat kubah utama Masjid Agung Provinsi Jawa Barat di Alun-Alun Bandung, Selasa (10/3). Perawatan ini dilakukan secara rutin untuk mempertahankan kondisi bangunan masjid terbesar di Kota Bandung ini.

watan khusus karena lahir secara prematur. “Kemudian saya bersama kawankawan berinisiatif untuk memindahkan anak tersebut ke rumah sakit. Proses administrasi TRIBUN/SONNY BR pun saya lakukan, DEVI TIOMANA dan berhasil,” ungkap Devi. Namun, Devi ditangkap oleh aparat Polda Pontianak. Ternyata orang tua korban melaporkan dirinya menculik anak. Akhirnya, Devi menjalani hukuman hingga 20 hari. “Untungnya saya bisa keluar dari tahanan ketika saya mengancam akan mempraperadilkan polisi karena berbuat sewenang-wenang,” ungkap Devi. Penahanan kedua terjadi pada tahun 2006. Saat itu Devi membawa keluar seorang anak yang berada di tahanan.

“Saya mendapat informasi adanya perbuatan cabul yang dilakukan oknum polisi terhadap anak itu. Hari itu juga saya melangkah ke kantor polisi dan membawa anak tersebut ke dokter. Namun ujungnya saya malah ditahan oleh polisi karena dianggap membawa kabur seorang tahanan,” katanya. Devi ditahan selama tiga hari di kantor polsek dan akhirnya bisa keluar setelah mengancam akan membongkar kasus ini ke media. Terakhir, Devi ditahan oleh polisi pada Maret 2008. Saat itu, Devi berhasil mengeluarkan anak yang terbelit hukuman pemerkosaan dari tahanan Polisi Sektor Pontianak Utara. Namun, saat akan membawa anak tersebut ke pusat rehabilitasi, warga melakukan demontrasi dan mengancam akan membakar kantor polisi. “Akhirnya saya mengajukan diri untuk ditahan menggantikan anak tersebut,” cerita Devi.(Sonny BR)

kantor Kepala Dinas Pendidikan. Kepala UPTD Cikalongwetan, Dra Heny S Rachman mengaku masih bingung dengan penempatan posisinya saat ini. Pasalnya ia mengaku tidak diundang dan tidak ada pemberitahuan sama sekali tentang orang yang sudah dilantik dan sudah menempati jabatannya. “Saya siap di mana saja. Namun saya perlu tegaskan tidak ada pemberitahuan

SUBUH 04.38

ZUHUR 12.01

undangan apapun tentang pergantian posisi saya, saya belum tahu sekarang berada di mana. Kepala dinas pendidikan mengaku akan mengkaji kembali. Ini cacat hukum!” tegas Heny. Sementara itu saat dicoba konfirmasi dan ditunggu hampir 3 jam di depan ruangannya, Kepala Dinas Pendidikan KBB Agus Maolana hanya menjawab melalui SMS bahwa ia masih banyak tamu. (fam)

ASAR 15.08

MAGRIB ISYA 18.07 19.16

Asteroid Pengancam Bumi Terbang Rendah BANDUNG, TRIBUN Para astronom menemukan asteroid yang terbang rendah mendekati Bumi. Asteroid 2009 DD 45 ini berada pada orbit paling dekat dengan planet Bumi pada 2 Maret lalu. Jaraknya sepanjang 72 ribu kilometer atau dua kali jarak satelit geostation yang mengorbit di atas Bumi. “Pada dasarnya tidak membahayakan. Ukurannya relatif kecil, hanya 35 meter,” kata peneliti Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) Dr Thomas Jamaluddin, Senin (9/3). Dijelaskannya, asteroid 2009 DD 45 ini masuk dalam kelompok asteroid pengancam Bumi. Meski demikian, masyarakat tidak perlu khawatir karena jika terjadi tumbukan dengan Bumi tidak akan terjadi dalam waktu dekat. Para astronom menghitung jarak terdekat asteroid ini dengan Bumi baru akan terjadi lagi pada tahun 2067. Jaraknya pun lebih jauh dibandingkan pada jarak terdekat sekarang, yakni sekitar 950 ribu kilometer. Asteroid lain pengancam Bumi mungkin ada yang terbang rendah, tapi pada jarak yang aman. Kata Thomas, saat ini ada 1.035 asteroid pe-

ngancam Bumi. Asteroid masuk kategori pengancam Bumi jika mengorbit pada ketinggian 7,5 juta kilometer di atas Bumi. Menurut catatan yang ia miliki, sudah pernah terjadi tumbukan asteroid dengan Bumi sebanyak dua kali. Tumbukan pertama terjadi pada 65 juta tahun lalu. Peristiwa tersebut terjadi di wilayah Semenanjung Yukata, Meksiko. Diperkirakan asteroid yang jatuh berukuran besar, yang didasarkan pada dampak yang ditimbulkan dari tumbukan itu. Dalam kurun waktu yang panjang, Bumi diselimuti debu yang beterbangan dan Bumi menjadi dingin. “Dinosaurus mengalami kepunahaan pada saat itu,” kata Thomas. Tumbukan kedua terjadi pada tahun 1908 di Serbia, Rusia. Asteroid itu berupa pecahan komet Encke berukuran 100 meter. Meskipun tidak besar, dampak tumbukan tersebut menyebabkan kerusakan hutan seluas daratan Jawa Barat. Debunya mengakibatkan langit tampak terang karena ada cahaya matahari yang dipantulkan. Bahkan sebuah sumber menyebutkan di tengah malam orang masih bisa membaca koran. Asteroid adalah planet kecil berupa batuan antariksa. Tak ada kehidupan di sana. Komposisinya berupa zat karbon. Asteroid mengorbit di lintasan antara planet Bumi dan planet Mars. Ada beberapa yang mengorbit dekat dengan planet Bumi. (dia)


Super Ball

Rabu, 11 Maret 2009

Halaman 17 13 Halaman

TOT AL REKOR TOTAL MOURINHO VS FERGUSON Bersama FC Porto (16 Besar Champions): Q 1 menang (2-1), 1 seri (1-1) Bersama Chelsea (Musim 2004-2007): Q 5 menang, 4 seri, 1 kalah Bersama Inter Milan (16 Besar Champions): Q 1 seri (-0)

16 Besar Champions Piala Liga Premier League Premier League Premier League

Man United 1-1 Porto Man United 1-2 Chelsea Man United 1-3 Chelsea Man United 1-0 Chelsea Man United 1-1 Chelsea

PREDIKSI SKOR Man United vs Inter Milan: 1-0 atau 2-1

MAN UNITED

lima kali. Pertama kali STADION Old terjadi 9 Maret 2004 lalu Trafford milik di leg kedua babak 16 Manchester United, besar Liga Champions, Kamis (12/3) akan atau seperti yang terjadi menjadi arena sekarang. peperangan. Dua Saat itu Mourinho LIVE ON tim kelas dunia, datang bersama FC Manchester United RCTI/ Porto dan berbekal dan Inter Milan, ESPN kemenangan 2-1 di bertarung hidupKamis kandang sendiri. Porto mati memperebut(12/3) akhirnya melaju ke kan satu tiket pukul perempatfinal Liga 02.30 WIB perempatfinal setelah menahan imbang The Red Champions. Devils 1-1 di Old Trafford Hasil 0-0 leg pertama di (agregat 3-2). Giuseppe Meazza, 11 Maret Di tahun itu Mourinho lalu, menjadi indikasi membawa Porto menjadi pertarungan akan berlangjuara Liga Champions sung dalam suasana panas. setelah mengalahkan Siapa yang akan menjadi Monaco 3-0 di final. Dari pemenang? Tak akan ada sinilah nama Mourinho jawaban sebelum duel yang mulai meroket hingga ia bisa ditentukan lewat adu menjuluki dirinya The Special penalti berakhir. One. Namun yang pasti, aktor Pertemuan Ferguson dalam laga di Theatre of dengan Mourinho lainnya di Dream ini adalah dalang Old Trafford terjadi saat The yang ada di balik masingSpecial One membesut Chelsea masing klub: Sir Alex tahun 2004-2007. Dari Ferguson (MU) dan Jose empat duel, Ferguson Mourinho (Inter). menang sekali dan MourinTaktik peperangan mereka ho menang dua kali. Satu yang akan menentukan laga lainnya berakhir ending dari cerita yang imbang. dipentaskan; siapa yang Dua tahun berlalu, kedua berhak tertawa dan siapa pelatih yang memiliki taktik yang meratap menangisi brilian ini akan bertemu di kekecewaan. tempat yang sama lagi. Pertemuan Ferguson dan Siapa yang mencetak gol Mourinho bukan baru kali duluan, maka dia yang ini terjadi. Sebelumnya, dua memiliki kans menang. pelatih hebat ini sudah Di pertandingan krusial sering adu strategi. seperti ini memungkinkan Khusus di Old Trafford, terjadinya sepakbola negatif. keduanya sudah bertemu

■ ulasan ferguson

HEAD TO HEAD MU dan Inter pernah bertemu dalam babak perempatfinal yang memakai sistem knockout musim 1998/1999. MU unggul agregat 3-1 setelah menang 2-0 di Old Trafford dan imbang 1-1 di Giuseppe Meazza. Pada leg pertama lalu kedua tim kembali bermain imbang (0-0) di Giuseppe Meazza.

REKOR MOURINHO DI OLD TRAFFORD (09-03-04) (26-01-05) (10-05-05) (06-11-05) (26-11-06)

Unggul dan bertahan dengan sesekali melakukan counterattack. Untuk lolos ke perempatfinal, MU mutlak memenangkan pertandingan. Sementara Inter butuh hasil imbang minimal dengan skor 1-1. Menyambut laga ini, Ferguson mengistirahatkan Cristiano Ronaldo dan Dimitar Berbatov dalam laga perempatfinal Piala FA, Sabtu lalu. MU menang 4-0 dan Carlos Tevez mencetak dua gol. Performa Tevez yang sudah mencetak 12 gol di semua kompetisi untuk MU musim ini membingungkan Ferguson. Namun melawan Inter, Tevez sepertinya akan tetap memulai laga dari bench. Trio Berbatov-Wayne Rooney-Ronaldo akan menjadi pilihan utama penggedor pertahanan lawan. “Ini merupakan keputusan sangat sulit yang harus saya buat, saya benci meninggalkan pemain hebat di luar lapangan,” kata Ferguson kepada MUTV seperti dilansir Reuters. Ferguson masih berharap bek tengah andalannya, Rio Ferdinand, segera sembuh dan siap tampil. Rio mengalami cedera engkel melawan Fulham. “Akan menjadi kehilangan yang besar bagi kami (MU) jika dia tidak bisa bermain, meski (Johny)

VS

INTER MILAN

Evans telah melakukan tugasnya dengan baik bersama kami, dan dia bisa menggantikan Ferdinand dengan baik,” ujar gelandang MU, Park Ji-Sung. Sementara Mourinho tetap mengandalkan striker Swedia, Zlatan Ibrahimovic, untuk mencuri gol cepat kemudian memperkokoh pertahanan. Meski senantiasa kesulitan mencetak gol di ajang Liga Champions, Mourinho menganggap Ibra striker terbaik dunia saat ini. Sayangnya, Mourinho tidak memiliki cukup kekuatan di barisan pertahanan. Tiga bek tengah Inter, Marco Materazzi, Nicolas Burdisso, dan Cristian Chivu tidak bisa tampil karena cedera. Praktis Mourinho hanya mengandalkan Ivan Cordoba, Nelson Rivas, dan Walter Samuel yang kondisi belum fit seratus persen. Mourinho pun mengisyaratkan memainkan gelandang Esteban Cambiasso sebagai bek tengah. “Kami yakin dengan pertandingan nanti meskipun saya mungkin tidak dapat tidur dengan baik karena masalah-masalah dalam pertahanan melawan tim yang sangat kuat dari sudut pandang menyerang. Tapi kami selalu mampu mengatasi setiap masalah,” kata Mourinho dilansir telegraph.(PersdaNetwork/rie)

MA TCH BACKGROUND MATCH Q MU akan bermain enjoy setelah hasil seri tanpa gol di Giuseppe Meazza. Hasil ini memudahkan MU untuk merancang rekor baru tak terkalahkan di 20 pertandingan di kompetisi ini. Q Klub Inggris ini tidak konsisten saat bermain imbang di laga away leg pertama. Menang dua kali tapi juga pernah kalah dua kali. Menang keduanya ketika menghadapi FK Sarajevo pada tahun 1967/68 dan putaran kedua musim lalu atas FC Barcelona di semifinal sekaligus mengantarkan MU meraih trofi. Mereka juga pernah kalah di kandang pada perempatfinal Liga Champions melawan AS Monaco tahun 1997/98 dan kalah dari Real Madrid dua tahun berikutnya. Q MU berkuasa di di Old Trafford dengan tidak pernah kalah di 18 pertandingan Liga

Champions, dalam waktu empat tahun tapi faktor pelatih Inter Jose Mourinho yang akan datang dengan kepercayaan diri membuat mereka sedikit terganggu. Mourinho hanya sekali kalah dalam lima kunjungannya ke Old Trafford sejak dia menangani FC Porto dan Chelsea. Q Inter hanya butuh satu gol away setelah mereka ditahan imbang 0-0 pada laga leg

pertama. Inter pernah lolos ke semifinal dalam kondisi yang sama saat mereka mengalahkan Celtic FC tahun 1971/72. Kemenangan ini melalui adu penalti dengan skor 5-4 setelah pertandingan berakhir 0-0. Namun akhirnya mereka kalah 2-0 atas AFC Ajax di laga final. Q Sir Alex akan berusaha mengulangi peristiwa 10 tahun silam ketika menyingkirkan

Inter dengan agregat 3-1 di perempatfinal Liga Champions periode 1999. Q Secara keseluruhan MU memiliki track record bagus menghadapi tim Italia di

pertandingan kandang dengan 11 kemenangan dua kali seri dan dua kali kalah dengan total 15 kali pertemuan. Q Mereka menang di empat pertandingan terakhir melawan tim Serie A yang

bertandang ke Old Trafford di ajang Champions salah satunya mengalahkan AS Roma 7-1 yang terjadi April 2007 lalu. Q Tim yang pernah datang ke Old Trafford dan menggeser MU dari Champions adalah

AC Milan. AC Milan menang 1-0 dalam laga away di leg pertama dan seri pada leg kedua ini terjadi Februari 2005. Saat itu Hernan Crespo menjadi pemain penting untuk mengeliminasi MU dengan agregat 2-0. Q Rekor Inter di Inggris tiga kali menang, sekali seri, dan enam kali kalah dalam 10

kali kunjungan ke Inggris. Inter gagal memenangkan empat laga terakhir melawan tim Inggris, kalah tiga kali dan sekali melawan MU. Mereka gagal mencetak gol di tiga laga pamungkas.

Live on TV

Q Nerazzurri kalah 0-2 dari Liverpool melalui gol yang dicetak Dirk Kuyt dan Steven Gerard. Di leg kedua, Inter juga harus menyerah dengan agregat 0-3 setelah Fernando Torres mencetak gol di pertandingan leg kedua. Q MU pernah tiga kali beradu penalti di

ajang Liga Champions dengan hasil sebagai berikut: 4-5 vs Fehérvar, 1984/85 perempatfinal Piala UEFA; 3-4 vs Torpedo Moskow, 1992/93 putaran pertama Piala UEFA; 6-5 vs Chelsea, 2007/08 final Liga Champions Q Inter dua kali menang dan dua kali kalah

■ ulasan mourinho

MAN UNITED VS INTER MILAN Kamis (12/3) pukul 02.30 WIB AS ROMA VS ARSENAL Kamis (12/3) pukul 02.30 WIB

Siaran Tunda JUVENTUS VS CHELSEA Kamis (12/3) pukul 01.00 WIB

Kondisi Tim

Siap Penalti

Yakin Lolos

Man United

SA YA katakan kepada Anda bahwa Inter akan SAY bermain untuk penalti di Old Trafford. Itu adalah mental Italia. Mereka akan mematikan permainan dan membidik 120 menit tanpa gol. Tetapi saya tidak khawatir tentang apapun. Pemain saya telah menunjukkan mereka mempunyai apa yang diperlukan ketika pertandingan harus diakhiri dengan adu penalti. Mengenai kesiapan tim, hanya kondisi Ferdinand yang menjadi perhatian utama kami. Saya hanya (rie) berharap dia bisa tampil.(rie) *) Sir Alex Ferguson, Pelatih Manchester United, dikutip manutd.com

SAY YA sedang kebingungan meramu formasi tepat. SA Anda bisa bayangkan, empat bek tengah andalan saya dipastikan absen. Tapi, Inter punya cara sendiri untuk menyelesaikan masalah. Target kami adalah lolos dan hal itulah yang bakal terjadi. Tim saya memiliki sikap positif menjelang laga melawan Manchester United. Mereka menunjukkan spirit dan ambisi yang menyenangkan. Saya juga memiliki striker terbaik pada diri Zlatan (rie) Ibrahimovic.(rie) *) Jose Mourinho, Pelatih Inter Milan, dikutip telegraph

MANCHESTER United masih terus mempertahankan rekor kemenangan dan semakin mantap di puncak Liga Premier. MU yang menatap quintuple (lima gelar semusim) baru saja meraih gelar kedua dengan menjuarai Carling Cup kemudian memastikan ke perempatfinal Piala FA. Ferguson masih menunggu perkembangan kondisi palang pintu Rio Ferdinand. Sedangkan John O’Shea kemungkinan absen. Jika Rio absen, Ferguson masih memiliki bek muda Johny Evans dan Nemanja Vidic yang sudah bisa kembali tampil setelah absen di leg pertama akibat sanksi FIFA.

Inter Milan INTER Milan kembali bangkit dengan menundukkan Genoa 2-0 hingga posisinya tetap mantap sebagai capolista Serie A Italia. Namun Inter menemui jalan terjal dalam kampanye meraih treble setelah takluk 0-3 dari Sampdoria di Coppa Italia. Nerazzurri juga ditahan 0-0 MU pada leg pertama 16 besar Liga Champions. Mourinho sedikit mengkhawatirkan barisan pertahannya. Ia telah memutuskan tidak membawa Materazzi, Burdisso, dan Chivu karena cedera dalam daftar 22 pemainnya. Sementara Walter Samuel kembali masuk line up.


14

RABU 11 MARET 2009

Gaya Pemain Persib di Luar Lapangan SUDAH biasa di mata bobotoh jika pemain Persib mengenakan seragam kebesaran tim Maung Bandung. Tapi bagaimana jika pemain Persib harus memakai pakaian resmi. Nah ini yang tidak biasa! Di Eropa gaya fashion pemain sepak bola menjadi trendsetter para suporternya. Apakah gaya fashion pemain Persib kemudian diikuti juga oleh para bobotoh? Untuk urusan fashion, striker Persib Airlangga Sucipto, bisa dikatakan paling komplit. Bayangkan Airlangga tampil mengenakan kemeja hitam lengkap dengan dasi, ditambah celana katun warna hitam, dan sepatu kulit hitam mengkilap. Pada saat itu sosok pemain sepak bola dari Airlangga lenyap, gantinya adalah sosok seorang pebisnis muda. Tampilan Airlangga semakin komplit karena ada seorang gadis

cantik menggandeng tangannya. Pasangan kekasih ini sangat kompak dengan busana serba hitam. Beda lagi dengan Lorenzo Cabanaz, Hilton Moreira, dan Rafael Bastos. Di Brasil dan Paraguay, tempat asal mereka, urusan berpakaian di acara resmi tidak harus memakai baju formal. Bagi Cabanas dkk, apapun pakaiannya yang penting bisa membuat mereka nyaman memakainya. Makanya di acara resmi seperti pada resepsi pernikahan Atep-Lilis, Sabtu (7/3), mereka tetap memilih pakaian yang serba sporty. Ketiga pemain asing Persib ini tampil mengenakan t-shirt, celana jeans, dan sepatu sport.(tor)

Sanggupkah Persib Juara 081312363xxx SANGGUPKAH persib menjadi juara. persoalannya ada pd pemain dan pelatih.uang APBD harus dibalas dgn juara.jika tdk juara uang rakyat dibuang percuma 085722436xxx RAKYAT mah teu perlu kampanye jaman keur susah kieu mah ku rea hiburan mending lalajo persib... BRAVO PERSIB FOREVER .oby smd 08997191xxx URANG teu kahartin naha pamilu jeung bisa jadi halangan. Emang na persib nasib na aya di tangan pamilu.

VikinG PAZKO. Muat bun 085223393xxx AYEUNA mah b02t0h teh wang ny0pan,uLah aya ka aw0nan,da dampak b02t0h nu ugaL2an teh gning ngRu9ikeun sarerea,k per5ib+kMsarakat.Sugan w ari b02t0h bageur kaBeh mh,nun_gusti teh mantUan

Bagi mereka yang memilik tampil dengan kemeja batik, punya alasan tersendiri. Selain sudah sudah menjadi tradisi dan ciri khas Indonesia, menurut mereka, pakaian batik merupakan pakaian paling resmi untuk menghargai empunya hajat. “Indonesia adalah Indonesia, bukan Eropa atau Amerika. Oleh sebab itu kita harus cinta produk Indonesia atau dengan kata lain Batik Is The Best,” begitu kata pemain Persib yang cinta batik.(tor)

per5ib jd juara.Bun,muat Lah,meh dBaCa ku b02t0h.Viko rjp tzk.LuV P3r5ib,4ever..SEMANGAT SIB..! 081910204xxx GOLPUT! lbh baik untk mengobati kekecewaanku kpd BLI atas diundurnya jadwal prtandingan PERSIB gara2 pemilu,maju trus maung bandung.by ATO cbeureum 081321111xxx CEUK dewek mah rek di undur nepi 1 Tahun oge teu masalah ngarah leuwih arasak maenna..Bedog oge di asah truz mah leuwih seukeut.. Maju truz PERSIB Q Doel”Kopo 085723408xxx GARA2 kampanye jadwal persib teu jelas kieu,, caleg2 na oge narsis,emang lamun tos ka pilih bakal inget ka persib? Kepada BLI,tolong anda profesional..Ingat bahwa keputusan anda merubah jadwal telah merugikan seluruh tim di liga super! ade hedi ti kebon gedang

081220084xxx KANG jaya lmn persib hayang menang ganti formasina ku 4-3-3.jiga frmsi barca,tukang jeung hareupna beh kuat.by ‘’kodox’ viking @ndir.muat nya bun! 02270679xxx REALISTIS calon juara,ceuk saya prpura-psija,maen konsisten. Persib?? T konssten lamun gs unggul pmaen tngah jg depan kalahka ngageyot,blakang panik.teu prop 081807321xxx ,.+””-., ,.-””+., # PERSIB # * 1933 * “”-., ,.-”” sLaLu d haTi.... sLaLu d NaNti... hiduP PERSIB.... bY rufy_sMd 081910648xxx BUAT smua insan&pecinta sepakbola nasional tdkhrs uring2an dgn adanya p.unduran jadwal, mgkn ini hal tbaik buat kmajuan bangsa+negara+sepakbola qta.SIBANGPLAK

FOTO-FOTO:TRIBUN/GANI KURNIAWAN

Batik Is The Best

DARI seribu macam cara berpakaian yang sedang menjadi trendsetter saat ini, ternyata hampir sebagian besar pemain sepak bola di Indonesia masih memilih batik sebagai pakaian resmi kondangan. Saat acara resepsi pernikahan Atep, Minggu (7/3) misalnya, terlihat beberapa pemain Persib berpakaian batik. Mereka yang memilik tampil dengan berbatik di acara resmi adalah Edi Hafid dan Siswanto. Bahkan pelatih Persib Jaya Hartono juga nampak makin gagah dengan kemeja batik berwarna coklat keemasan.

081323781xxx HALOU ini sama jaya hartono mainya persib sama siapa senin atau rabu aku mendukung persib bandung jangan kalah yah persib bandung yah jaya hartono 085295609xxx MUDAH2AN jdwl lipa super ind.tdk brbh.bila brbh jdwal saya sbgai bbth merasa kasihan terutama kepada pelatih dan parg pemain susah payah berlatih terus menerus paswaktu main jadwal robah mungkin pelatih,pemain sedikit kecewa. Maju terus pantang mundur sib.bento kdpten mjka 085223094xxx HANYA satu kata BLI kacau,kacau,kacau gimana mo jd tuan rmh PD 2022 ah asa moal !!!trol “viking tasik” 085861577xxx KALAU POLRI melarang LSI atau kompetisi yg lain selama pemilu,maka saya sarankan seluruh komunitas pecinta bola untuk GOLPUT (Bobotoh Cicadas...Muat Bun)


15

9 APRIL 2009

RABU, 11 MARET 2009

Tiga Parpol Terancam Didiskualifikasi BANDUNG TRIBUN - Tiga partai politik (parpol) terancam didiskualifikasi, masing-maisng Partai Pengusaha dan Pekerja Indonesia (PPPI), Partai Karya Peduli Bangsa (PKPB), dan Partai Penegak Demokrasi Indonesia (PPDI). Ketiga parpol ini tidak menyerahkan rekening dana kampanye hingga batas akhir penyerahan rekening dana kampanye, Senin (9/3) pukul 24.00. “KPU Kota Bandung sudah melaporkan ketiga partai itu ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat dan keputusan didiskualifikasi dari Pemilu 2009 ditetapkan KPU Pusat,” ujar Ketua Pokja Kampanye KPUD Kota Bandung Rifqi Ali Mubarok, Selasa (10/3). Menurut Rifki, aturan Peraturan KPU No 19/2008 tentang Pedoman Kampanye, bahwa parpol yang tidak menyerahkan nomor rekening kampanye sampai batas waktu yang ditetapkan memang akan didiskualifikasi.

KPU Kota Bandung sudah melaporkan ketiga partai itu ke KPU Pusat dan keputusan didiskualifikasi dari Pemilu 2009 ditetapkan KPU Pusat.

”Saya Bingung Nyontreng atau Coblos”

RIFQI ALI MUBAROK Ketua Pokja Kampanye KPUD Kota Bandung

Tiga partai itu, sambung Rifqi, belum menyerahkan nomor rekening pada KPUD Kota Bandung karena beberapa alasan. Dua partai, yaitu PKPB dan PPDI belum menyerahkan nomor rekening kampanye karena alasan administratif. Sedangkan PPPI belum menyerahkan rekening karena keberadaan kantornya tidak diketahui. Rifki mengatakan apa pun alasannya tidak bisa ditolerir. Karena, tandasnya, KPU sudah memberikan waktu sekitar 9 bulan untuk menyerahkan nomor rekening tersebut dan setiap pertemuan selalu diingatkan agar menyerahkan nomor rekening dana kampanye. Menurut Rifqi, parpol yang sudah menyerahkan dana rekening kampanye yaitu 34 parpol. Jumlah dananya yang paling besar Partai Golkar yaitu Rp 51 juta. Sedangkan saldo yang paling keci, ada tiga partai, masing-masing hanya Rp 50 ribu. Sementara simulasi pemilu, kemarin, diikuti camat dan lurah seKota Bandung dan diperagakan langsung oleh Wakil Wali Kota Bandung Ayi Vivananda. Ayi mengaku kesulitan dalam mencontreng dan melipat karena bilik suara terlalu kecil dan sempit. “Diharapkan saat Pemilu nanti panitia bisa mensiasati bilik suara agar tidak sempit dengan cara mengganti menggunakan kain atau tempat lain,” ujar Ayi. (tsm)

ALASAN ADMINISTRATIF Senin (9/3) pukul 24.00, batas akhir menyerahkan rekening dana kampanye Peraturan KPU No 19/2008 tentang Pedoman Kampanye menyebutkan parpol yang tidak menyerahkan nomor rekening kampanye hingga batas waktu yang ditetapkan akan didiskualifikasi. PKPB dan PPDI belum menyerahkan nomor rekening kampanye karena alasan administratif. PPPI belum menyerahkan rekening karena keberadaan kantornya tidak diketahui. Yang sudah menyerahkan dana rekening kampanye yaitu 34 parpol. Jumlah dananya paling besar Partai Golkar, Rp 51 juta. Saldo paling kecil ada tiga parpol, masing-masing hanya Rp 50 ribu.

TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA

SURAT SUARA - Wakil Wali Kota Bandung Ayi Vivananda (kiri) memasukan surat suara saat acara " Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu Legislatif tahun 2009" di Balai Kota Bandung, Selasa (10/3). Pihak Pemkot Bandung dan KPU Kota Bandung gencar melakukan sosialisasi menjelang Pemilu legislatif, April mendatang.

Kapolda Waspadai Konflik Horizontal

BANDUNG, TRIBUN - Masa penghitungan suara setelah pencontrengan yang diperkirakan memakan waktu lama diwaspadai oleh pihak kepolisian. Banyaknya parpol dan caleg bisa membuat penghitungan suara di TPS menjadikan berlangsung hingga malam hari. Dan, hal ini bisa menimbulkan gangguan kamtibmas. Hal tersebut diutarakan Kapolda Jabar Irjen Pol Timur Pradopo seusai acara Commanders Call TNI dan Polri Sewilayah Gartap II/Bandung, Kodam III Siliwangi dan Polda Jabar di Hanggar 11 Lanud Husein Sastranegara, Selasa (10/3) pagi. Dikatakannya, potensi gangguan kamtibmas saat masa Pemilu 2009 masih bisa saja terjadi. Menurut Kapolda, masih banyak faktor yang memicu hal tersebut. “Jangan mikir teroris dulu. Masih ba-

Pangdam: Tim Sukses Jangan Gunakan Fasilitas TNI

nyak pemicu untuk gangguan kamtibmas. Seperti kemiskinan, pengangguran dan ketidakadilan,” ujarnya. Kerawanan lain, tambah Kapolda, adalah saat masyarakat berada di TPS ketika pencontrengan dilakukan. Di satu TPS bisa ada ratusan orang yang datang. “Banyaknya parpol dan caleg bisa jadi membuat penghitungan suara hingga tengah malam. Jam-jam seperti itu ada potensi gangguan kamtibmas,” terangnya, sembari menambahkan kejahatan konvensional serta konflik horizontal pun patut diwaspadai. Di Jabar sendiri, disebutkan Timur, ada seratusan ribu lebih TPS. Sementara jumlah anggota Polda Jabar ada 29.000.

“Untuk antisipasi, perlu ada pengamanan dari masyarakat. Bila ada potensi gangguan kamtibmas, beri informasi kepada kami. Caranya bisa mengirim pesan singkat ke 9123,” jelas Kapolda. Pangdam III Siliwangi Mayjen Rasyid Qurnuen Aquari kembali menegaskan anggota TNI tak boleh berada di TPS dan tempat kampanye terbuka. “Dan jangan mempengaruhi siapa pun dan keluarga untuk mencontreng satu calon dan menyebut nama parpol,” tuturnya. Ia juga melarang tim sukses partai atau calon mempergunakan aset TNI seperti kendaraan, gedung, tenda termasuk sopir. “Jika ada masyarakat yang melihat segera lapor ke Kodim atau Dandim,” tegasnya. (tis)

BANDUNG, TRIBUN - Cara baru pemilihan calon anggota legislatif (caleg) dalam Pemilu)2009 dinilai terlalu menyulitkan. Beberapa warga mengaku masih belum memahami bagaimana cara memilih yang dinilai sah. Usep, salah seorang warga, mengaku mencontreng yang sering disebut-sebut sebagai cara memilih yang sah masih belum dipahaminya. Apalagi belakangan didapat informasi kalau mencoblos juga dinilai sah. “Saya bingung nyontreng atau coblos. Katanya contreng tapi beberapa waktu lalu saya dengar nyoblos juga bisa, jadi kurang pasti nih,” katanya kepada Tribun, Selasa (10/ 3). Padahal, pesta demokrasi tinggal beberapa minggu lagi, yakni pada 9 April mendatang. Sebagai warga yang akan menggunakan hak pilihnya, Usep berharap ada kepastian yang jelas mengenai tata cara memilih. Informasi yang benar sangat diperlukan guna menghindari suara tidak sah, terlebih golput. “Sosialisasi pernah ada, tapi katanya memang contreng,” ucapnya sedikit ragu. Yuyu, warga lain, juga mengaku belum memahami bagaimana cara memilih nanti. Bahkan, ia mengaku belum tahu sama sekali kapan pelaksanaan pemilu. “Sering dengar katanya contreng, tapi seperti apa ya? Kalau pemilu sih katanya bulan depan tapi nggak tahu juga kapan tanggalnya,” katanya. Keduanya mengaku sedikit kurang setuju dengan cara pemilihan yang baru ini. Mereka lebih setuju jika memilih dilakukan sebagaimana pemilu yang sudah, yakni dengan cara mencoblos. (ww)

M U R A H R A M A H

Dapat Hadiah

Hanya Rp. 170.000,-Saja

Mobil Baru : Kijang, Taruna, Kuda, Panther APV, INNOVA, Avanza, Xenia

Hubungi :

022 - 7308764/7530033

1.075.000 295.000 200.000 105.000 120.000 360.000

76462705/70915547 PT. SURYA PUTRA ADIPRADANA BUS PARIWISATA

UR SATISFACTION IS O YO UR BUSINESS

MENYEWAKAN Bus Pariwisata & Bus Karyawan Kapasitas : 6,9,12,20,27,44,49,59,65 FASILITAS : TV (Flat), VCD, DVD & Karaoke, Radio Komunikasi Flash Disk, AC Terbaru, Smoking Area Bandung : Jl. Soekarno Hatta 269 Telp. 022-91236714 Fax. 022-5203907

Jakarta : Roxy Mas Blok C-3 No.1-2-3 Telp. 021-92909116 Fax. 021-6330165

Reservasi 24 Jam : 022-70719323 SMS : 085220108888

N S ARATA TRAVEL

SPESIALIS BANDARA Reguler Door To Door Bandung - Bandara S. Hatta Bandung - Bandara Halim HANYA

110 Rb/orang

Drop Bandung - Bandara Soekarno Hatta

450 Rb ALL IN

Jl. Cipedes Tengah No. 105 Bandung T. 76120019 - 081322226646

INFO IKLAN PERUBAHAN MATERI IKLAN MOHON DISAMPAIKAN KEBAGIAN IKLAN S/D PUKUL 15.00 WIB


16 RABU, 11 MARET 2009

9 APRIL 2009

Komunitas Ehen Belum Tersentuh Sosialisasi

CIAMIS, TRIBUN - Hingga liburan Maulud Nabi, Senin (9/3), belum satu pihak pun yang melakukan sosialilasi pemilu legislatif bagi Komunitas Ehen. Komunitas ini adalah sekelompok warga yang tinggal di Kampung Ciseureuh dan Kampung Bulakpetir, Dusun Karangpaci, Desa Kertayasa Cijulang yang secara turun temurun cenderung golput setiap pemilu. “Padahal pemilu tinggal

sebulan lagi, tapi sampai hari ini belum ada sosialisasi dari manapun. Baik itu dari KPU, PPK, PPS maupun pihak terkait lainnya,” ujar Kades Kertayasa Cijulang Drs Abdurahman kepada Tribun. Jangankan khusus untuk Kelompok Ehen, untuk masyarakat Desa Kertayasa saja belum ada sosialisasi. “Padahal pemilu sekarang ini katanya jauh lebih rumit dari pemilu-pemilu sebelumnya. Tak hanya karena ada per-

ubahan cara dari nyoblos ke nyontreng, tapi juga karena jumlah partai dan jumlah caleg yang banyak. Serta lebar halaman surat suara yang begitu besar, saya sendiri cukup bingung,” ujar Abdurahman. Kendati demikian, sebagai kades ia berinisiatif setiap memberikan sambutan selalu menyempatkan waktu untuk mensosialisasikan pemilu dalam berbagai pertemuan.(sta)

CORONG WINDY (20) Mahasiswa PAAP Unpad

Jangan Sampai Golput

KOMPAS/AYU SULISTYOWATI

BERLOMBA - Memasuki tahapan Pemilu 2009, partaipartai politik mulai berlomba memasang atribut mereka. Bendera berbagai ukuran hingga 1,5 meter kian marak.

SAYA pikir untuk menekan angka golput merupakan pekerjaan berat bagi pemerintah terutama KPU. Di sisi lain sosialisasi KPU begitu FRENI minim. Jangan-jangan justru golput makin bertambah. Tapi saya berharap semua masyarakat untuk menyampaikan hak pilihnya pada 9 April mendatang karena perubahan ke depan ada pada proses pemilu itu. Tentu, saya juga berharap pemilu lancar, aman dan damai sesuai harapan semua orang. (yy)

Rekening Dana Kampanye Parpol

Kebanyakan Saldo Cuma Rp 50 Ribu

SUMEDANG, TRIBUN Umumnya partai politik (parpol peserta pemilu di Sumedang hanya menyerahkan rekening dana kampanye dengan saldo minimal. Dalam rekening parpol di berbagai bank itu kebanyakan hanya berisi saldo awal sebagai syarat membuka rekening. Usman Ruhiyat, anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumedang yang membidangi masalah kampanye, mengatakan, semua parpol memang telah menyerahkan rekening dana kampanye. “Tapi, saldonya hanya berisi dana sebagai syarat membuka rekening saja,” katanya, Selasa (10/3). Rata-rata syarat membuka rekening itu antara Rp 50 ribu hingga Rp 500 ribu. “Tapi ada juga saldo rekening yang mencapai Rp 80

juta seperti rekening dana kampanye Golkar,” timpal Wahyu Waryadi, Kasubag Hukum dan Humas KPU Sumedang. PKS sebelumnya mendapat pemasukan untuk dana kampanye mencapai Rp 481 juta, tapi dalam rekening terakhirnya hanya tersisa Rp 1 juta. Sementara dalam rekening dana kampanye PDI Perjuangan yang ketua

DPC-nya Don Murdono tercatat Rp 1,6 juta. Partainya Prabowo Subianto, Gerindra, yang memiliki dana kampanye paling besar Rp 15 miliar, ternyata di rekening Gerindra Sumedang hanya tercatat Rp 90 ribu. Kecilnya dana kampanye yang diserahkan ke KPU sangat berbeda dengan belanja para caleg melalui banyak-

REKENING PARPOL SUMEDANG

Rata-rata syarat membuka rekening dana kampanye di Sumedang itu antara Rp 50 ribu hingga Rp 500 ribu. Saldo rekening dana kampanye Golkar Rp 80 juta

PKS hanya Rp 1 juta. PDI Perjuangan, yang ketua DPC-nya Bupati Sumedang Don Murdono, hanya Rp 1,6 juta. Partainya Prabowo Subianto, Gerindra, hanya Rp 90 ribu.

nya alat peraga para caleg yang bertebaran di setiap sudut Sumedang. Alat peraga kampanye yang ditebar itu menghabiskan dana puluhan miliaran rupiah. “Seusai kampanye nanti dana kampanye itu harus dihitung antara pemasukan dan pengeluaran. Akan dilakukan audit. Masa kampanye itu dihitung ketika partai diberbolehkan kampanye sejak Juli 2008 hingga kampanye terakhir 5 April,” kata Usman. Namun, ternyata banyak caleg yang mengeluarkan uang puluhan juta hingga ratusan juta itu tak melaporkan ke parpolnya. “Para caleg mengatakan dana itu berasal dari pribadi dan digunakan pribadi caleg untuk kampanye sehingga tak dilaporkan ke parpol,” kata Wahyu. (std)

40 Persen Warga Belum Tahu Cara Memilih CIREBON, TRIBUN - Sosialisasi pelaksanaan Pemilu yang bergulir pada 9 April mendatang mutlak diperlukan. Tak lain untuk menghindari terjadinya kesalahan masyarakat dalam melakukan tata cara pemilu. Pasalnya, potensi kesalahan Pemilu 2009 di Kota Cirebon tergolong tinggi.

Sekitar 40 persen warga Kota Cirebon menyatakan belum memahami tata cara memilih calon legislatif (caleg) dalam Pemilu 2009. Menurut Hery Susanto, seorang caleg DPR RI, hasil simulasi yang berlangsung di beberapa titik Kota Cirebon menunjukkan 40 persen

masyarakat Kota Wali belum memahami tata cara pemilu. “Jika mengacu pada data itu, ada kecenderungan, tingkat kesalahan dalam memilih dapat lebih tinggi daripada angka golput (golongan putih),” tandas Hery, Selasa (10/ 3).(win)


RABU 11 MARET 2009

17

Persib Ngotot Ingin Main di Bandung

TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN

LATIHAN SORE - Pemain Persib Eka Ramdani berebut bola dengan Edi Hafid pada sesi latihan sore di Stadion Persib, Jalan Ahmad Yani, Bandung, Selasa (10/3).

Persib vs Pelita Resmi Diundur

BANDUNG, TRIBUN-Jadwal tarung Persib lawan Pelita Jaya pada tarung lanjutan Liga Super dipastikan diundur. Kepastian pengunduran jadwal pertandingan Persib lawan tim asuhan Fandi Ahmad tersebut, menyusul surat resmi dari PSSI yang ditandatangani Andi Darussalam Tabusalla, Selasa (10/3). “Pertandingan melawan Pelita Jaya sudah pasti diundur. Tapi tanggal pastinya belum ditentukan. Soal tanggal pertandingan Persib lawan Pelita akan ditentukan dalam rapat yang

081911835xxx BLI “Badan Linglung Indonesia”, gawena ngan ngundur2 jadwal, politik tong dicampur adukkeun dan sepak bola ga nyambung euy ? ? ? Hidup PERSIB danny budak skbumi pl_ratu. 08812029xxx LSI d boikot gara2 pemilu, suporter geram,naha teu ngitung aya sbraha ratus rebu suporter d DKI,jabar jeung jateng,kmha mun ambek tuluy golput d pemilu.??Pikir! 081321645xxx ULTIMATUM buat BLI dari bobotoh:jadwal tepat wktu atawa Direktur BLI mundur,mangga rek milih opsi anu mana?Lamun direktur teu becus ganti ngaran jdi Djoko Bodo

akan digelar di Surabaya, Jumat mendatang,” tutur Sekretaris Tim Persib Yudiana, Selasa kemarin. Asisten pelatih Persib Robby Darwis meminta kepada seluruh pemain agar tetap fokus mempersiapkan diri untuk menghadapi Pelita Jaya. Diakui Robby, sebagian besar pemain Persib saat ini menjadi kurang fokus karena terpengaruh ketidakpastian jadwal. Pemain seperti gamang mempersiapkan diri untuk bertanding melawan tim mana. Yang pasti tim Maung Bandung

081220025xxx LAMUN Jadwal Liga jadi di undur gara2 Pemilu, hayu urang “Boikot” we Pemilu teh, carana urang “Golput” We kabeeeeeh Bobotoh Persib saIndonesiaaaaa, sugan we malikir BLI+KAPOLDA+KPU,Kumaha Satujuuuuuuu teu Bobotoh.? Elo co -lembang 085723206xxx BWT PSSI propesional DUNK malu2 az ! cita2 w pngn jd tuan rmh PIALA DUNIA jdwl liga z msh gk jelas ? BIKIN MALU AZ SOK TEU NEULEU AneyZ chIeAndZoeR 08156122xxx UNTUK semua maniak bola khususnya Persib,gini aja pokoknya klo jadwal LSi diundur kita semua golput udah harga mati okey?

punya dua jadwal terdekat melawan Pelita dan PSIS Semarang yang ironisnya tanggalnya belum dipastikan. “Meskipun belum ada kejelasan jadwal bertanding, pemain harus tetap fokus ke pertandingan terdekat yaitu melawan Pelita,” pinta Robby. “Kita harus siap jika mendadak jadwal tetap ditanggal 16 Maret. Kalau pun meleset, pemain tidak dirugikan karena latihan selama ini bermanfaat untuk menjaga kondisi fisik kita,” tambah Robby.(tor/san)

BANDUNG, TRIBUNMeski Kapolda Jabar Irjen Pol Timur Pradopo telah melarang menggelar pertandingan Djarum Indonesia Super League (DISL) dan Copa Indonesia di wilayah Jawa Barat selama masa kampanye legislatif, namun kubu Persib tetap menginginkan bisa bermain di Bandung selama masa larangan tersebut. “Kami tetap pada usulan semula yang disampaikan ke BLI (Badan Liga Indonesia, Red). Kita tetap ingin main Bandung meskipun tanpa penonton atau bila perlu pertandingannya digelar malam hari,” tandas Manajer Persib Jaja Soetardja, Selasa (10/3). Jaja mengungkapkan, usulan Persib ini kembali akan disampaikan pada

ngannya digelar malam hari.

JAJA SOETARDJA Manajer Persib rapat antara perwakilan klub dengan BLI di Surabaya, Jumat (13/3) mendatang. “Tadi (Selasa siang kemarin, Red) saya baru menerima undangan rapatnya. Jadi usulan dari Persib itu akan kita sampaikan lagi dalam rapat dengan BLI,” terang Jaja. Menurut Jaja, pihaknya tidak mau terjebak ke dalam dua opsi BLI yaitu memin-

DOKUMENTASI

dahkan laga selama masa kampanye pada 16 Maret-27 April ke tempat netral atau memundurkan jadwal selama sebulan atau dua bulan, “Pokoknya kita tetap pada usulan semula. Dan yang jelas semua usulan itu baik dari klub maupun dari BLI sendiri nanti akan dibahas bersama dalam rapat di Surabaya. Jadi sebaiknya kita tunggu saja hasil rapat-

nya seperti apa,” ujar Jaja. Tentang kemungkinan BLI memindahkan pertandingan ke tempat netral seperti Kalimantan Timur atau Jawa Timur, Jaja menjawab dengan pertanyaan. “Apa di Kaltim dan Jatim nggak ada Pemilu. Kalau di sana bisa, mengapa disini nggak bisa,” tandasnya. Di Bandung kemarin siang, Kapolda Jabar untuk pertama kalinya menegaskan pihaknya melarang menggelar pertandingan DISL dan Copa Indonesia di wilayah Jawa Barat selama masa kampanye legislatif. “Selama masa kampanye dilarang,” tegass Kapolda. Penegasan Kapolda ini memperkuat pernyataan sebelumnya yang disampaikan Kapolres Bandung AKBP Imran Yunus.(san)

Pemain Minta Segera Ada Kejelasan

08121465xxx SATUJU pisan. PESIB KURING, lebih sopan n merakyat. Kata AING, kasar, arogan kampungan, preman, teu pantes da PERSIB mah ngota cakep2, nyopan

081221181xxx KEPADA penggurus liga super indonesia.uda aja! Ganti nama jagan liga super,jadi liga unur2 ato Liga poco poco. HIDUP P3RSIB ACHMAD

08997191xxx URANG teu kaharti ku tingkah lakuna nu sok ngatur2 jadwal ciga pisan nu teu nyakola manehna. By anaK vikinG ikhz@n thea

08996079xxx I ‘+’+’+ ,+’+’+’ ‘+’+’+”+’+’+’ ‘+’+’+’+’+’ “+” U PERSIB 4EVER YOU’LL NEVER WALK ALONE.@chenx bolero oldcity

085725124xxx JANGAN KHAWATIR DGN HENGKANGNYA HILTON YG LAIN MSH BERKUALITAS.. .@Eg!e collect!on

081324207xxx AYO SIB,menang kalah gw tetap dukung. BRAVO PERSIB!! Egy viking CIREBON

main Bandung meskipun tanpa penonton atau bila perlu pertandi-

BANDUNG, TRIBUN-Belum jelasnya jadwal kompetisi Djarum Indonesia Super League (DISL) dan Copa Indonesia, membuat sejumlah pemain Persib merasa terombangambing. Mereka berharap segera ada kepastian soal jadwal. Alasannya akan sangat berpengaruh pada performance mereka di lapangan hijau. “Kalau jadwalnya nggak jelas, kita jadi kesulitan menentukan peak performance. Idealnya pas hari

085223001xxx KLO jdwl ISL n’ Copa d undur gra2 pemilu, itu sama aja KPU bnuh diri.....cz rakyt bakal blas dndam dg memaksimalkn GOLPUT mnusuk jntung prtahanan KPU !!! “WASPADALAH” viking_konoha@taziex

085624050xxx BUAT Panpel PERSIB lebih baik leg ke-2 Copa mlawan SRIWIJAYA diadakan di SILIWANGI aza,pasti PERSIB menang! Buktinya PERSITA mnang 2-1 lawan SRIWIJAYA di SILIWANGI. Muat ya Bun. Aji_Bibir -Viking Buciper CMH-

Kami tetap pada usulan semula yang disampaikan ke BLI (Badan Liga Indonesia, Red). Kita tetap ingin

081931306xxx SIB smga jd juara BLI yh hjar lwn2mu! By angga craden 08170205xxx PERSIB abdi,kuring pisan 087820140xxx SEMANGAT trus PERSIBku... 081320700xxx KANGGO ka para bakal calon pemilu husus wilayah jabar, pami hoyong didukung ku warga jabar sareng bobotoh! perjuangkeun gera kapentingan PERSIB. Gdg tazik

pertandingan kondisi fisik dan mental dalam kondisi puncak. Tapi kalau seperti ini terus, jadi sulit,” tandas libero Persib Maman Abdurahman, Selasa (10/2). Bomber Persib Hilton Moreira juga mengungkapkan kekecewaannya dengan jadwal yang tak kunjung ada kepastian. “Kita berlatih terus tanpa tahu kapan akan bermain. Ini situasi yang tidak nyaman dan sangat mengganggu

persiapan tim,” keluhnya. Kapten Persib Eka Ramdani mengungkapkan hal yang sama. Menurutnya BLI harus segera memberikan kepastian soal jadwal. “Kalau saya sih sebaiknya segera ada kejelasan. Dan secara pribadi saya tetap ingin bermain di Bandung, meskipun nggak pakai penonton. Yang penting kompetisi ini berjalan sesuai dengan jadwal,” tandas Eka.(san)

CEUK KURING NU BODO CEUK kuring mah nu bodo nyitak gol teh tong ngandelkeun striker teuing, latih Eka, Atep, Siswanto jeung pamaen tengah s ejenna sangkan palinter nyitak gol. InsyaAllah Persib juara 081564648xxx 085295399xxx BUAT pengurus PT PBB kedpn buatlah stasiun TV biar sy ykn PERSIB akan maju. Krn kita akan dpt dana dari hak siar. MU aja punya MU TV. Persib juga dong punya PERSIB TV atau namanya PBB TV jg boleh 085722436xxx AYEUNA mah alusna jadwal kampanye kudu nurutkeun jadwal ISL naon ath kampanye mtk stres ngabandungana ge lieur ka euceuna...oby smd 02292675xxx KOMPETISI taun hareup mah pemain persib kudu 100% binaan persib, ngarah pemain mudana maju&persib murah biaya kompetisina,bo2toh pasti satuju pisan.Znonk mjly

081572959xxx WILUJENG enjing BUN,mun PERSIB hoyongJUARA pek gera penta pidua ti sesepuh PERSIB.NGARAH LANCAR KANA SAGALA HAL,AMIN.TIAN BOBOTOH NU SAJATI

02292261xxx KIRA2 anu ragu2 maen keur Persib mah geus we angkat kaki skrg juga.jiwa ptrung dan tdk stgah2 itulah Punya persib<gmlh ps luyu>

085223232xxx TIM2 d atas mulai bertumbangan PERSIB msh ada ksempatan juara.. Hayo brjuang terus, raih p0sisi yg terh0rmat-

081323080xxx SOK sanajan prsb loba kakurangna tapi sakitu oge ges alus ges ngalaman jawara li tapi ari tasik iraha maju ka LSI ti botas bo2toh tasik

085722270xxx PRJALANAN msh pnjang,msh bnyk mimpi yg hrs diraih,,juara liga super,copa,liga champions asia,world club championship,,apakah seluruh pemain,manajemen,dan seluruh org yg trkait dngn persib tdk merasakan mimpi yg indah trsbt? alangkah indahnya bila itu menjadi kenyataan,,,nuhun bwt tribun sareng sadayana... (Ichijo)

LARIS, Jl. SukajadiT. 70450113 SUN: Jl. ABC T.70238077-92527345 MEKARABADI:Jl. SudirmanT.91231932 HARAPANJAYA Jl. A.Yani T.70664433 BERKAHSETIA JL.Waringin 1A T.70237474

081324980xxx PERSIB juara ISL dan Piala COPA mimpi x ye 081321006xxx BLI & PSSI teu becus nyien jadwal teh maenya rek di undur deui te profesional mun te sanggup mundur ulah ngundurken jadwal VIKING cicaheum(toink)

085720267xxx HATI2 ada monopoli jdwl prtndingn.liat aza ada yg jdwl’y padat bgt tp prsija hny br 20x brtnding & itu udh brthn thn trjd tp bnyk klub yg ga brani mrespon tegas BLI.mana mungkin prsepak bolaan kt maju kl pngaturan jdwl’y aza ga adil.bukti’y tim2 brkualiatas bs kalah trs krn fktr klelahan akibat trlalu pdt 08151658xxx NGADANGU PERSIB AING teh asa garihal srg teu merenah saena digentos PERSIB KURING geura, Insya Allah SUKSES 081802064xxx R3K P4N45,R3K HUJ4N,R3K B3UR4N9,R3K P3UT1N9,POKON4 P3R51B><U.B3N9HUY 085294111xxx MAKANYA Arief jng Atep kudu sering di paenkeun loba anu hayang nyabut.bun kenapa tdk pernah dimuat.( HERI PASIR MUNCANG PARONGPONG BDG ) 085220275xxx SIMKURING mah ngan bsa brhrap jng nga do’a supya PERSIB JUARA.. muat ah, ti Holiz tea..!! 081573160xxx JALAN_jALan sama pAK jAYa. ,nKGA LUpa beLi buAH mANKGa. , bO2Toh tUh hARus bErjIWa mUDa. ,smOGa PERSIBKU sLALu bERjaya di iNDONESia sYUKur2 di Liga dUNia pULa.


24 18

RABU 11 MARET 2009

Alena Seredova

Frank Lampard

Senang Buffon Batal Gabung City

ISTIMEWA

MODEL cantik Alena Seredova memang tak perlu lagi repot mempersiapkan diri pindah ke Inggris. Istri dari penjaga gawang Juventus, Gianluigi Buffon, itu sudah mendapat kepastian sang suami tidak akan meninggalkan kota Turin, Italia. Buffon memang sempat diminati Manchester City yang berkoar ingin membelinya dengan harga 70 juta pounds atau sekitar Rp 1,2 triliun. Namun kubu Juventus secara tegas menolak, dan menyebutkan penjaga gawang nomor satu dunia itu tidak dijual dengan harga berapa pun. Wanita berusia 30 tahun tersebut yang dikenal sangat mendukung Buffon, sebelumnya sudah siap untuk mencari tempat yang nyaman

buat keluarganya di Manchester, Inggris. Ini mengingat anak mereka, Louis Thomas, belum genap berusia satu tahun. Batalnya keluarga kecil itu pindah rumah justru membuat senang Seredova. Mantan top model Republik Ceko itu merasa Turin adalah tempat yang paling tepat untuk membesarkan Louis. Alasan lebihnya, menurut wanita berambut pirang panjang ini, dari segi cuaca saja, Turin lebih hangat ketimbang Manchester. “Hidup di Manchester dan Inggris pada umumnya juga sangat jorok. Sama sekali tak bagus untuk perkembangan kesehatan, terutama bagi si kecil kami,” jelas Seredova, di gossipnews.it, Selasa (10/3). Secara terang-terangan, ia menyebut London adalah kota megapolitan yang sangat dibencinya. Seredova mengungkapkan, suasana Kota London sangat tidak kondusif, sampah di mana-mana, tingkat kriminalitas tinggi, dan yang jelas kondisi makanan yang tak mungkin cocok dengan lidah Eropa Timur miliknya. Selain makanan dan suasana, ia begitu jatuh hati pada Turin karena nuansa jaman dulu yang begitu kental. Tradisi bersih dan rumah mewah di kawasan kota elit itu membuatnya banyak pilihan untuk menikmati hidup. (Persda Network/bud)

DAILYMAIL

Lampard dan Elen rives

Bukan Orang Ketiga LA YAKNY A orang yang lagi LAY AKNYA jatuh cinta, Frank Lampard pun terlihat sangat menikmati hubungan asmaranya dengan Saskia Boxford. Lamps tengah dimabuk cinta. Namun gelandang flamboyan ini membantah kehadiran Saskia merupakan penyebab perpisahannya dengan Elen Rives. “Yang jelas dia bukan orang ketiga di balik perpisahanku dengan Rives, ini murni karena kami berdua sudah saling cinta,” jelas Lamps. Lamps sudah melupakan sepak terjang Rives. Meski sempat terlihat di rumah mewah mereka yang seharga 3 juta pounds di dekat Stadion Stamford Bridge, mereka cuek. Gelandang kelahiran West Ham ini harus berpisah dengan Rivers setelah ketahuan bercinta dengan Montse Lucas (35 tahun). Akibat perpisahan tersebut, Lamps harus merelakan sebagian hartanya dibagi dengan Rivers, ibu dari dua putri Lampard, Lana dan Isa. (Persda Network/bud)

Pacari Putri Miliuner

Ini Dia Pacar Baru Lampard Nama: Saskia Boxford Usia: 23 tahun Pekerjaan: Mantan model kini bekerja di rumah produksi fashion Ayah: Boxford (pengusaha) DAILYMAIL

GANTENG, punya harta melimpah, dan memiliki nama besar membuat Frank Lampard tak perlu lama-lama menyandang status “duda”. Ya, setelah berpisah secara resmi dengan tunangannya, Elen Rives, gelandang Chelsea dan Inggris ini langsung mendapatkan kekasih baru. Hebatnya, jalinan kisah asmara Lamps dengan sang pujaan baru, terjadi hanya dalam hitungan jam. Begitu kenal, mereka langsung berkencan dengan acara dinner di sebuah restoran di pusat Kota London. Dua hari kemudian mereka tampil lagi di depan publik dengan balutan prilaku mesra; saling merangkul, memeluk, dan mendaratkan ciuman mesra di kening pasangan. Menurut Daily Star, Selasa (10/3), kekasih baru Lamps tersebut adalah Saskia Boxford. Dilihat dari nama belakangnya saja, orang luas sudah mahfum sang wanita adalah anak dari konglomerat atau miliuner kenamaan Britania Raya, Boxford. Mungkin saja Lamps berpikir, menjalin hubungan

dengan Saskia tidak terlalu berisiko kehilangan harta. Tapi ia menepis anggapan itu. “Saya menjalin hubungan dengannya bukan karena harta atau kecantikan, memang dia yang selama ini bisa mengerti tentang kondisiku,” ujar Lamps. Saat ini sang kekasih yang juga mantan model ini bekerja di sebuah rumah produksi fashion di Kota London. Menurut beberapa kalangan, hubungan Lamps dan Saskia bisa berlangsung lama karena keduanya punya latar gaya hidup sama. Tapi para analis fashion justru sebaliknya, Lamps tak akan punya hubungan lama. “Paling lama lima bulan,” rilis sebuah analis di Daily Star. Menanggapi hubungan barunya dengan Lamps yang sudah berusia 30 tahun dan memiliki dua anak bersama Elen Rivers, Saskia yang lebih muda tujuh tahun ini tak berkomentar banyak. “Saya hanya merasa nyaman, saya tahu latar masalahnya. Itulah mengapa saya bisa jalan dengannya,” ucap Saskia.(Persda Network/ bud)

Cheryl Tweedy

Ancam Ceraikan Cole MASALAH yang menimpa Ashley Cole membuat sang istri Cheryl Tweedy kembali berkomentar. Kali ini Cheryl bahkan bersuara lebih keras dan tegas, yang memaksa bek Chelsea itu harus berpikir ulang dengan hubungan rumah tangga keduanya. Meski tengah berada di belantara pegunungan Kilimanjaro, Cheryl tetap mengikuti perkembangan sang suami di London. Karuan saja ia langsung marah besar begitu mendengar sang suami tertangkap tangan oleh polisi tengah mengendarai mobil sembari mabuk. Cole melakukan itu setelah berpesta minuman keras bersama kompatriotnya, John Terry, di sebuah

klab malam. Kabarnya, Cheryl telah menelpon Ashley dan menegur keras sang suami. Bahkan ia mengancam akan menceraikan Cole jika masalah ini tak terselesaikan secara detail. “Kali ini aku benar-benar marah. Aku pikir dia sudah insyaf dan ingin berubah menjadi pria yang gentle, mampu mengendalikan diri dan bisa menjadi contoh bagi anak-anak kelak, tapi kalau seperti ini caranya jelas aku harus berpikir ulang untuk bertemu dengannya,” ucap Cheryl, dari ketinggian 16 ribu kaki, seperti dilansir SetantaSports, Selasa (10/3). Wanita berusia 25 tahun itu memang pantas kecewa. Setelah ditipu mentah-mentah kala Ashley

melakukan tindakan perselingkuhan dengan seorang penata rambut, bek berkepala plontos itu sudah berjanji untuk insyaf, termasuk tidak lagi bersenang-senang dengan menenggak minuman keras di luar batas toleransi keamanan. “Ia sudah berjanji tidak akan mabuk-mabukan dengan teman klub, tapi kini semuanya ia rusak sendiri. Sepertinya harus ada ketegasan tentang hal seperti ini, sudah cukup kesabaranku untuk menerima dia di sampingku, hidupku tak hanya mengurusnya, masih banyak hal lebih positif,” tegas Cheryl. Personel Girls Aloud ini mengaku sudah gerah dengan ulah sang suami. Ia pun tak malu untuk

Jeanene Fox

Pilih Jadi Model SANGAT jarang atlet yang rela meninggalkan profesinya hanya untuk terjun total ke dunia selebritas. Tapi pilihan itu menjadi perkecualian di dalam diri Jeanene Fox. Ia menanggalkan “jabatan” sebagai atlet dan memilih dunia modelling sebagai pijakan hidup. Secara terang-terangan ia memproklamirkan diri lebih memilih ke dunia model ketimbang olahraga atau melakukannya bersamasama. Seperti dirilis LA Times, Selasa (10/3), Jeanene mengakui “cita rasa” yang sekarang dimilikinya menggiring untuk menentukan satu pilihan saja, tak bisa melakoni dua profesi sekaligus. “Aku tipikal orang yang tak terlalu bernafsu mengejar popularitas atau harta, karena dari dulu aku sudah mendapatkan materi, aku tak kekurangan,” ucap Jeanene. “Jadi, aku hanya ingin bisa total dalam satu bidang saja, aku sudah mengecap dunia atlet, kini saatnya mulai merambah iklim profesionalitas kerja di dunia modelling, sebuah cita-citaku sejak lahir,” lanjutnya. Keputusan tersebut jelas sangat mengejutkan, termasuk juga sang kakak, Rick Fox. Keputusan sang

ISTIMEWA

adik memang menjadi hak prerogatif Jeanene, tapi tetap saja ia tak habis pikir karena menurutnya hal itu bisa dilakukan dengan dua kaki sekaligus. “Sudah sangat lazim pebasket wanita pasti diincar kalangan majalah mode atau situs online, itu lumrah, tapi mungkin dia punya pandangan berbeda tentang masa depannya. Aku sangat menghargai keputusan itu, karena kutahu pasti itu yang terbaik baginya,” sebut Rick, pebasket yang memperkuat LA Lakers. Jeanene sudah cukup punya nama di dunia basket wanita di AS, baik itu WNBA maupun liga profesional, satu kelas di bawah WNBA. Pemain berposisi guard ini punya kemampuan lebih dalam mengatur serangan, driblling, dan kerap menghujam jaring lawan dengan tembakan tiga angka yang mematikan.(Persda Network/bud)

mengungkapkan dirinya marah besar kepada sang suami yang dianggapnya tak tahu balas budi. “Kemarin aku bisa mengalah demi keutuhan rumah tangga kami, tapi kali ini masalahnya beda, mungkin saja ada hal serius setelah aku pulang ke Inggris,” ucap Cheryl. Ashley Cole tertangkap polisi kala menyopir mobil dengan kondisi mabuk. Ia dibebaskan setelah membayar jaminan. Setelah itu, ia harus menelan pil pahit kala tak mendapat bayaran gaji selama dua pekan. Tidak hanya itu, pelatih Guus Hiddink pun sudah menancapkan imej negatif pada diri bek kiri timnas Inggris ini.(Persda Network/bud)

Usain Bolt

Gerard Pique

Bagi Ilmu Lari dengan CR7 JANGAN heran dalam rentang dua tahun mendatang Cristiano Ronaldo memiliki kecepatan luar biasa dalam menyisir lapangan hijau. Bayangkan saja jika CR7 punya catatan 9,9 detik untuk merengkuh jarak 100 meter! Hal itu bisa saja terjadi setelah pelari putra sekaligus juara dunia nomor 100 meter Usain Bolt bakal berbagi ilmu dengan CR7. Pria asal Jamaika itu siap untuk membagi ilmu bagaimana cara meningkatkan performa lari dari waktu ke waktu sampai batas maksimal yang biasanya hanya faktor usia yang mempengaruhi penambahan kecepatan lari seseorang. Seperti dirilis

ISTIMEWA

GlobalSports edisi Selasa (10/3), Bolt sudah siap dengan beberapa materi yang bakal membuat lari CR7 semakin kencang, maksimal dalam dua tahun ke depan saat usia Ronaldo memasuki masa keemasan. Kedua atlet papan atas dunia ini memang berencana menggelar “pertemuan khusus” di Eropa. Bolt mengaku adalah fans berat gelandang Manchester United dan Portugal itu. Saat Bolt berlaga di Kejuaraan Dunia di Berlin Agustus mendatang, pemuda 22 tahun itu akan menyempatkan diri menemui Ronaldo untuk bertukar pengalaman. “Bolt sudah tak sabar ingin bertemu, kami akan berusaha mempertemukan

ISTIMEWA

mereka secepat mungkin. Saat keduanya punya waktu sela, Bolt akan datang ke Eropa, hanya untuk bertemu sang pujaan, Ronaldo,” rilis pihak Usain Bolt. Pelari yang sukses merebut medali emas Olimpiade di nomor lari 100 meter, 200 meter, dan estafet 4x100 meter, sekaligus memecahkan rekor dunia ini sudah siap membentuk sosok Ronaldo menjadi yang tercepat di lapangan hijau. “Dia pria yang sangat potensial, gocekan, dan struktur topangan kakinya sangat menawan. Aku yakin dia bisa mengembangkan kecepatan dibanding yang sekarang ia tunjukkan. Puncaknya kupikir dua tahun mendatang,” sebut Bolt. Di tempat lain, Ronaldo mengaku tersanjung dengan rencana kedatangan Bolt ke Portugal ataupun Inggris hanya untuk saling berbagi ‘rumus’ kecepatan lari. “Aku tak menyangka dia begitu perhatian, kesempatan ini jelas tak mungkin aku sia-siakan. Sudah tak sabar rasanya bisa menambah kecepatan, dan kubutuh tips itu dari Bolt. Aku siap menunggunya di sini, di manapun ia ingin bertemu, jelas bakal kujamu istimewa,” janji Ronaldo.(Persda Network/ bud)

Tak Cocok Pola Makan Inggris

ISTIMEWA

MANTAN palang pintu Manchester United yang kini membela Barcelona, Gerard Pique, bukannya orang yang tidak tahu rasa berterima kasih. Meski kini sudah meninggalkan Old Trafford, pemilik tinggi 192 cm ini tidak bisa melupakan pengalaman berharga selama di Inggris. “Aku akan selalu menyimpan seluruh kenangan, dukungan, dan kehangatan publik Old Trafford di hati. Semoga mereka memahami keputusanku kembali ke Barcelona,” kata Pique, kepada 4thegame. Meski begitu, kekasih miss United Kingdom 2008, Lisa Lazarus, ini mengakui ada beberapa hal yang sempat mengganggunya. “Pola makan di United sangat buruk. Jangan heran, bila kandungan lemak dalam tubuh pemain MU jauh melebihi batas. Karena semua pemain bebas memakan apa

saja, termasuk hamburger dan bir setiap saat,” ungkap pria kelahiran 2 Februari 1987 tersebut. Di samping pola makan yang tidak cocok, kendala lain yang ditemui putra asli Catalans tersebut adalah masalah komunikasi. Pique merasa tidak dapat berbincang dengan baik, khususnya dengan sang manajer, Sir Alex Ferguson yang menjadi mentornya. “Bahasa Inggris Sir Alex sangat kental dengan aksen Skotlandia. Hal itu membuatku seolah berbicara dengan orang yang memakai bahasa Cina,” beber cucu Amador Barnebau, Wakil Presiden Barcelona periode 1980-an. Tapi tetap saja rasa hormat dan terima kasih ia tujukan pada Sir Alex, Ryan Giggs, Paul Scholes, dan Rio Ferdinand. Keempat orang itulah yang mampu mentransfer banyak ilmu sepakbola modern.(Persda Network/bud)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.