4 minute read

KEGIATAN

Next Article
GAMBARAN

GAMBARAN

KONTAK PENGURUS KELOMPOK SADAR WISATA (POKDARWIS) TLATAR SENENG

No Jabatan Nama Kontak

Advertisement

1. Ketua POKDARWIS

Mujimin, S.Sos 2. Wakil Ketua POKDARWIS Giyatno 3. Sekretaris Bibit Lestari 0815 6811 711

0877 3955 8218 0821 3395 5467 4. Bendahara Muhammad Taufik 0856 4046 0090 5. Seksi Keamanan dan Ketertiban Giyanto 0821 3536 1090 6. Seksi Kebersihan dan Keindahan Heri Suryanto 0838 4001 0213

7.

8. Seksi Daya Tarik Wisatawan dan Kenangan Seksi Humas dan Pengembangan SDM Yulius Purwanto 0813 9050 0062

Karyadi 0857 2942 4544

9. Seksi Pengembangan Usaha Kholiq Widiyanto 0858 6815 9770 10. Seksi Pemasaran Chriprianus Tugiyanto 0813 9270 9203 11. Seksi Dokumentasi Arrosid Mustofa Askary 0813 9265 8866

KEGIATAN POKDARWIS TLATAR SENENG

Kelompok sadar wisata dibentuk upaya dalam rangka meningkatkan wawasan masyarakat mengenai pentingnya sapta pesona di lingkungan masing-masing. Berikut kegiatan apa saja yang dilakukan KELOMPOK SADAR WISATA TLATAR SENENG:

a. Lingkungan yang aman dan tertib

1. Menghimbau kepada wisatawan baik lisan maupun tulisan 2. Melakukan kegiatan checking pagar dan jalan 3. Mendokumentasikan foto kegiatan 4. Melakukan pengaturan lalu lintas dari jalan raya breksi candi ijo 5. Mengamankan wisatawan dari gangguan dari copet dan orang gila 6. Gotong royong 7. Merehap jalan 8. Ada ronda malam 9. Adanya etalase barang ketinggalan wisatawan 10. Kerja sama dengan Event Organizer, Babinkamtibmas, Hansib, dan pelaksanaan event.

b. Lingkungan yang bersih

1. Gotong royong 2. Ada tempat sampah di tempat yang strategis 3. Himbauaan kepada wisatawan untuk berperilaku sehat 4. Ada tempat pembuangan akhir (TPA) 5. Adanya penataan taman

c. Lingkungan sejuk dan indah

1. Adanya penataan taman 2. Pengaturan lingkungan

d. Sikap yang ramah

1. Pelayanan di tiket masuk beringin, parker, jeep wisata, ATV, dan kuliner. 2. Adanya etalase barang ketinggalan wisatawan 3. Menyediakan jasa tambal ban 4. Mendorong mobil pengunjung yang mogok

e. Kenangan

1. Batik 2. Pahat batu 3. Kuliner

PENGHARGAAN YG TELAH DITERIMA POKDARWIS TLATAR SENENG

Wisata Baru Terpopuler Tahun 2017 Juara II Lomba POKDARWIS Tingkat DIY Tahun 2018

Juara 1 Lomba POKDARWIS Tingkat DIY Tahun 2019

Anonim. (2020, September 23). Potensi Hingga Asal Usul Desa Wisata Tlatar Seneng di Sleman. Retrieved from TribunJogjawiki.com: https://tribunjogjawiki.tribunnews.com/2020/09/23/potensi-hingga-asal-usuldesa-wisata-tlatar-seneng-di-sleman I ndonesia, P. D. (n.d.). PAKET CAMPING JOGJA. Retrieved from De Jogja Adventure: https://www. dejogjaadventure.com/paket-camping-jogja/

Jogja, R. (2019, Juni 11). Pengunjung Tebing Breksi Meningkat. Retrieved from radarjogja.jawapos.com: https://radarjogja.jawapos.com/2019/06/11/pengunjung-tebing-breksi-meningkat/

Lestari, D. P. (2019, Juni 9). Watu Tapak Camp Hill jadi Destinasi Wisata Baru Jogja. Retrieved from Travelingyuk. com: https://travelingyuk.com/watu-tapak-camp-hill/159754

Novianto. (2018, Mei 20). Nikmati Sensasi Ngabuburit Trip di Yogyakarta. Retrieved from Faktanews: https:// fakta.news/berita/nikmati-sensasi-ngabuburit-trip-di-yogyakarta

Pramudihasan, A. (2018, Oktober 13). Tips Wisata Tebing Breksi Yogya. Retrieved from Blogspot.com: https:// the-aghnanisme.blogspot.com/2018/05/tips-wisata-tebing-breksi-yogya.html

Prihadi, S. (2019, April 28). Ada Balkondes, Semakin Nyaman Menikmati Keindahan Tebing Breksi. Retrieved from uzone.id: https://uzone.id/ada-balkondes-semakin-nyaman-menikmati-keindahan-tebing-breksi

POKDARWIS TLATAR SENENG Jalan Candi Ijo km 1,5 Dusun Gunungsari, Desa Sambirejo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta

This article is from: