Portofolio Arsitektur

Page 1

” 2018-2022 Zita Apriliana Dwi Andriyanti CAD Drafter


DRAFTER

HP 08386410442

Domisili Sabdodadi, Bantul, DIY

E-mail

zitaprilia@gmail.com

Saya adalah lulusan S1 Arsitektur dan memiliki pengalaman kerja sebagai Drafter di perusahaan manufaktur Pot dan Street Furniture dari GRC. Pengalaman kerja yang saya miliki membuat saya menjadi lebih berorientasi pada detail, teliti, dan cepat tanggap dalam bekerja. Saya adalah seseorang yang memiliki semangat tinggi dan cepat dalam mempelajari hal baru. Saya ingin mengembangkan pengalaman kerja yang saya miliki dan mengharapkan perubahan karir dari desain produk ke desain bangunan.

Juli - Agustus 2019

Magang di H&R Arsitektur - Bantul, Jogja

Maret 2020 Februari 2021

Freelance di Fastwork.id

Maret 2021 sekarang

CAD Drafter di PT Satu Bumi - Bantul, Jogja

Membuat 3D model bangunan perumahan dengan Sketchup Render gambar perspektif eksterior dengan Vray Revisi denah 2D dengan Corel Draw Membuat brosur untuk promosi perumahan

Membuat 3D model toko dan perumahan dengan Sketchup Render gambar perspektif eksterior dengan Vray Membuat video animasi arsitektur dengan Lumion

Membuat 3D model Planter & Street Furniture (Table, Bench, Fountain) dengan Sketchup Membuat gambar kerja dengan Sketchup Layout & Photoshop Membuat 2D Markup (siteplan kawasan) dengan Corel Draw/ AutoCad Render gambar 3D Markup dengan Vray Membantu fotografi produk dan edit foto dengan Photoshop Menghitung volume dan berat produk dengan Sketchup

SketchUp

Hand Drawing

Corel Draw

Adobe Premiere

Adobe PhotoShop

V-Ray

Lumion

Auto CAD

Enscape


2017

Sekretaris Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) FT UNS Panitia Perayaan Tahun Ajaran Baru (PTAB) Arsitektur UNS “Kolase” Panitia Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) Fakultas Teknik UNS Panitia Sambutan Mahasiswa Baru Katolik Pastoral Mahasiswa Surakarta Panitia Arch Event UNS

2018

Anggota Himpunan Mahasiswa Arsitektur (HMA) Vastu Vidya UNS

2017 2018 2019

Peserta Workshop “Garis”: Sketsa Arsitektur dengan Cat Air Peserta Kuliah Tamu: Konsep Green Building dan EDGE Peserta Kuliah Tamu: Pengenalan Space Syntax

2018

Peserta dari: Pengumpulan dan Pendokumentasian Data Bangunan Cagar Budaya di Benteng Van Den Bosch, Ngawi

2018

Panitia Kuliah Tamu “Digital Platform for Urban Heritage Management”

2019

Peserta Riset Suhu dan Kelembapan di Kawasan Permukiman Sangkrah, Surakarta

2018

Peserta Lomba Sayembara WEX 2018 Urban Disaster learning Center

2019

Peserta Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional Sayembara Warga FESTAGAMA

2013 - 2016

SMA N 1 KLATEN

2016 - 2020

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA IPK = 3.80 dari 4.00


Halaman 1-8

Halaman 9-18

Studio Tugas Akhir

Studio Perancangan Arsitektur 6

Halaman 33-40

Halaman 19-32


Studio Perancangan Arsitektur 5

Studio Perancangan Arsitektur 4

Halaman 41-48

Halaman 49-56

Studio Perancangan Arsitektur 3

Halaman 57-62


Satu Bumi adalah perusahaan manufaktur dari Australia yang memproduksi Planter dan Street Furniture berbahan GRC. Pemasaran produk dari Satu Bumi dilakukan di Australia, namun untuk semua proses produksi berada di Indonesia. Sebagai seorang Drafter saya memiliki pengalaman untuk membuat gambar kerja beserta detail ukuran produk. Pengalaman saya selama 1 tahun lebih membuat saya lebih teliti dan memperhatikan detail.


Flower Pot, Rectangle Planter, & Single Bench with Armrest Produk Planter yang digunakan dapat ditempatkan di dalam maupun luar ruangan. Jenis Planter yang pernah saya buat juga bervariatif, seperti Rectangle, Square, Bowl, Cylinder, U Planter, Rounded Corner, Flower Pot, H Planter, Rounded Corner Planter dan Custom Planter . Saya juga membuat desain produk untuk Street Furniture seperti Custom Bench, Planter Bench, Table, dan Water Feature.


Bowl, Squre Planter, & Rectangle Planter

Penataan produk dari GRC yang saya buat tersebut, menampilkan produk standar dari Satu Bumi. Terkadang pelanggan juga menginginkan bentuk produk custom. Pelanggan mengirimkan file referensi berupa denah, site plan dan detail produk. Drafter bertugas untuk mengukur panjang dan lebar area untuk produk, kemudian membuat 3D konsep , dan kelengkapan gambar kerja berdasarkan file referensi. Selain membuat gambar kerja produk, drafter juga mempersiapkan gambar detail produk seperti Lifting Lug, Ferrule, Steel, dan Timber. Drafter juga bertugas menghitung estimasi berat produk, mengisi data jumlah pesanan produk, detail warna, kode produk, dan jenis pelapis produk.


Rounded Corner & Planter Bench

Custom Planter, Fountain, Bench & Table


Desain tersebut adalah contoh custom produk Planter Bench yang pernah saya kerjakan. Ketiga Planter Bench tersebut memiliki bentuk yang berbeda, dan dimensi yang besar. Produk dengan dimensi besar perlu dibagi menjadi beberapa bagian, untuk memudahkan pengiriman. Drafter juga bertugas untuk membuat pembagian planter, dan menentukan toleransi jarak antar produk. Gambar dari drafter akan dikirimkan kepada pelanggan untuk mendapatkan persetujuan, kemudian digunakan sebagai acuan dalam proses produksi.


Custom Planter Bench

Material GRC (Glass Reinforced Concrete) adalah campuran antara beton dan serat kaca, memiliki sifat kuat dan tahan lama. Kelebihan GRC adalah lebih ringan dibandingkan dengan beton, sehingga lebih praktis dalam pengerjaan dan pengiriman produk. GRC dapat dibuat menjadi berbagai macam bentuk, tahan terhadap panas, air, dan dapat diletakkan di dalam maupun ruangan.



Konsep ruang tamu pada gambar tersebut adalah interior natural dengan meletakkan tanaman di dalam rumah. Tanaman hias dengan pencahayaan alami mampu menghasilkan kesan sejuk, tenang dan santai dalam ruangan. GRC planter juga cocok dipadukan dengan material alami lain seperti kayu pada furniture meja dan kursi. U Planter, Cylinder


Scan Barcode untuk melihat Video Animasi:


Target pengguna perumahan Sukabumi adalah milenial, sehingga tampak bangunan didesain dengan modern. Penataan landcape beruapa maingate mengalami kendala terletak pada lahan eksisting yang sempit. Main gate di desain minimalis dengan signage berupa teks bertuliskan “Bukit Agung Residence” Material signage adalah akrilik berwarna coklat dan hitam. Di bagian bawah signage terdapat penataan vegetasi berwarna hijau. Teks ‘Bukit Agung Residence” dibuat dengan bahan dari besi stainless untuk memberikan kesan elegan dan mewah. Pekerjaan yang dilakukan adalah : 1. Pengeditan 3d model 2. Penataan landscape kawasan 3. Pembuatan 3d model gerbang 4. Rendering kawasan, dan eksterior bangunan 5. Pembuatan video animasi.


Scan Barcode untuk melihat Video Animasi:


Kawasan rusun mahasiswa Universitas PGRI di Semarang terdiri dari empat massa bangunan. Terdapat dua massa bangunan untuk putra, dan dua massa bangunan untuk putri. Ditengah kawasan terdapat taman dan open space yang dipergunakan untuk ruang berkumpul antara mahasiswa. Setiap massa bangunan dihubungkan oleh koridor dengan atap untuk akses pejalan kaki.

RUANG HIJAU:

RE-DEFINING MINIMALIST:

SIRKULASI PEDESTRIAN:

Ruang Interaksi yang

Bangunan dirancang sebagai

Bangunan dikelilingi oleh

diciptakan sebagai wadah

hunian yang aman dan nyaman

sirkulasi pedestrian di segala sisi

penghuni saling bersosialisasi

dengan tata ruang yang efektif,

sebagai prioritas utama

dan melakukan aktivitas

efisien, fleksible, dan multifungsi,

pengguna jalan yang mayoritas

bersama

melalui pengolahan zoning dengan

pejalan kaki pada kompleks

tetap memperhatikan perilaku

kawasan kecil.

pengguna.








Studio Tugas Akhir Lokasi

Desa Manjungan Kecamatan Ngawen, Kabupaten Klaten

+15.900 m2.

Luas Lahan


Tugas Akhir:

Pusat Kerajinan Tenun Lurik di Kabupaten Klaten

Video Animasi


Lokasi/site terletak di Kedungan, Kecamatan Pedan, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah 57468 dengan luas lahan 15.931 m². Dekat dengan sentra industri lurik lain di Kabupaten Klaten, dan sesuai dengan RTRW Kabupaten Klaten

U

Pedan 85 m

Indonesia

Jawa Tengah

185 m

S e n t ra I n d u s t r i

185 m

Lurik di Klaten 4 85 m

tersebar di berbagai daerah

3 1

5

2

yaitu: 1. Bayat

Klaten

2. Cawas 3. Trucuk 4. Pedan 5. Karangdowo

ARSITEKTUR

Neo

Seni dan Kebudayaan yang terbentuk karena pengulangan tipe bangunan sesuai dengan iklim dan budaya

Baru

Vernakular

Asli

“Karya asli/lokal yang berkembang menjadi bentuk

Atap Bubungan

Konstruksi Batubata

baru” Elemen budaya (fisik dan nonfisik) yang muncul dalam bentuk modern

Bentuk

E l e m e n fi s i k :

elemen non fisik:

tradisional

konstruksi, tata letak

kepercayaan, pola

dengan proporsi

denah, detail, ornamen,

pemikiran, religi, budaya,

vertikal

dan struktur

filosofi

Penggabungan antara yang lama dan yang baru (hybrid) Menjaga keselarasan antara bangunan dengan alam

Warna kontras dan kuat

Massa: Interior

penggabungan

modern

lama dan baru


Po t e n s i L u r i k d i K l a t e n a d a l a h d a p a t

Pusat Kerajinan Lurik di Klaten merupakan wadah

meningkatkan perekonomian, menyerap

yang berfungsi sebagai tempat pameran, promosi,

banyak tenaga kerja, jumlah industri yang

edukasi dan pelatihan bagi perajin kain lurik

besar, dan lurik menjadi produk unggulan daerah Klaten. Permasalahan lurik di Klaten adalah kurang inovasi teknologi , promosi yang sulit,

Pelestarian

Pameran

Promosi

Edukasi

Pelatihan

pengetahuan masyarakat tentang lurik rendah,

Pusat Kerajinan Tenun Lurik di Kabupaten Klaten

dan minat generasi penerus yang rendah.


Layout ruang menggunakan pola linear ke belakang.Semakin ke belakang, maka ruang digunakan untuk zona privat dan service. Ruang dengan fungsi primer memiliki ketinggian lantai lebih tinggi daripada ruang lain.

Denah massa 2

Ruang publik

Ruang privat

Ruang semipublik

Ruang service

Denah massa 3

MASSA 2

M o t i f ke m b a n g gedhang

Elemen fasad bangunan mengadopsi motif kembang gedhang, dengan warna dasar orange yang mencolok. Di bagian atap juga terdapat motif lurik, dan bukaan kaca untuk pencahayaan serta penghawaan pasif

Gubahan massa bangunan memiliki bentuk dasar persegi dengan penambahan dan pengurangan bentuk segitiga dan lingkaran, agar bentuk tidak monoton.Persegi dipilih sebagai bentuk utama, karena menyesuaikan dengan bentuk dasar ruamh tradisional Jawa. Bentuk atap merupakan transformasi dari atap tradisional hunian Jawa,diubah menjadi bentuk yang baru.

MASSA 1

Atap joglo jompongan

Atap joglo dimodifikasi sesuai

vernakular Jawa

bentuk massa


Kegiatan pengguna dikelompokkan menjadi beberapa zona: Zoning vertikal dan horizontal Zona Edukasi Zona Pameran Zona Promosi

Zona Penunjang

Zona Produksi

Zona Pengelola Zona Service

1. Luas site

Beberapa zona melebur menjadi satu massa

dikurangi GSB

bangunan: 1 Massa pameran 2 Massa promosi 3 Massa produksi dan edukasi 4 Massa penunjang, service, pengelola

4 3 2 1

Luas site dikurangi dengan GSB, kemudian massa diletakkan berdasarkan sumbu as.

2. Menentukan entrance dan jalur

Komposisi massa linear mengikuti site, dan berbentuk simetris.

sirkulasi GSB disekeliling site, dimanfaatkan untuk area parkir dan ruang terbuka. Tempat parkir pengelola dan perajin

3. Menentukan area perkerasan

Sirkulasi pengelola, perajin, dan service Sirkulasi pengunjung

dan area hijau

Sirkulasi pejalan kaki

Privasi semakin c

4. Menyempurnakan

Orientasi

bentuk massa bangunan

Selatan

besar

Pusat Kerajinan Tenun Lurik di Kabupaten Klaten

Tempat parkir pengunjung


Sistem utilitas dalam kawasan

Air hujan dimanfaatkan kembali untuk penyiraman tanaman dan flush toilet. Air limbah khusus/limbah lurik dialirkan menuju IPAL sebelum dibuang ke riol kota.

Septic tank

S u m u r resapan

B a k kontrol

Riol kota

Aksonometri penyaluran air kotor Sistem air bersih kawasan mengambil sumber dari PDAM dan sumur dalam. Bangunan bertingkat menggunakan sistem distribusi tangki tekan, sedangkan bangunan berlantai satu menggunakan sistem distribusi langsung. Sistem penyaluran air kotor menngunakan sistem terpisah, antara air bekas buangan, air limbah manusia, limbah khusus dari lurik, dan air hujan. Ta n g k i tekan

Ground tank

PDAM Sumur dalam

Keterangan : Pipa Air Bersih Pipa Air Bekas Buangan Pipa Air Limbah

Ruang shaft air bersih

Aksonometri distribusi air bersih


1

2 3

4

Material interior menggunakan bahan modern seperti keramik granit, pintu dari besi dan kaca, 2. Plafond:

3. Material

4. Lantai:

atap: Baja

PVC motif

akustika:

Keramik

ringan

kayu

Acourate fiber

Granit

furniture dari besi, akrilik, polikarbonat, dan HPL , serta rangka atap baja ringan.

Struktur atap bangunan

Rangka badan menggunakan

Struktur kaki bangunan

menggunakan rangka dari baja

struktur rigid frame (rangka kolom

menggunakan pondasi foot plate

ringan dengan bentuk slooping

balok). Plat lantai untuk

(cakar ayam) dengan ukuran 120

flat, agar menghasilkan ruang

bangunan bertingkat tersusun

x 120 cm. Jarak pondasi dengan

besar di bawah atap untuk ekspos

dari beton cor ketebalan 15 cm.

muka tanah adalah 140 cm

struktur. Jarak antar rangka batang maxsimal adalah 160 cm.

Pusat Kerajinan Tenun Lurik di Kabupaten Klaten

1. Rangka



Pusat Kerajinan Tenun Lurik di Kabupaten Klaten



Pusat Kerajinan Tenun Lurik di Kabupaten Klaten



Pusat Kerajinan Tenun Lurik di Kabupaten Klaten


Studio Perancangan Arsitektur 6 Lokasi

Desa Manjungan Kecamatan Ngawen, Kabupaten Klaten

Luas Lahan

+43.000 m2.


Rest Area Tipe B Jalan Tol jogjaSolo di Kabupaten Klaten


Jalan Tol Jogja Solo adalah bagian dari Jalan Tol Trans Jawa yang menghubungkan antara Kota Jogja dan Solo. Rest Area berasal dari dua kata yaitu rest dan area yang berarti daerah istirahat atau tempat istirahat untuk sementara waktu. Lokasi Tapak terletak di Desa Manjungan Kecamatan Ngawen, Kabupaten Klaten. Penetapan lokasi tapak berdasarkan rencana Pemerintah Daerah Kabupaten Klaten.

Kurangnya pemberdayaan UMKM,

Belum adanya rest area di Jalur Jalan

promosi produk unggulan, dan

Tol Solo Jogja

wisata di Klaten Klaten terdampak hingga 60% dari

Perubahan penghasilan dan mata

total keseluruhan panjang jalan Tol

pencaharian penduduk

UU No. 22 Tahun 2009 mengenai lalu lintas dan angkutan jalan: setiap pengemudi kendaraan yang berkendara selama empat jam wajib untuk istirahat dalam waktu minimal setengah jam


Rest Area Tipe B Jalan Tol jogjaSolo di Kabupaten Klaten



Rest Area Tipe B Jalan Tol jogjaSolo di Kabupaten Klaten



Rest Area Tipe B Jalan Tol jogjaSolo di Kabupaten Klaten


Studio Perancangan Arsitektur 5 Lokasi

Jl. Adi Sumarmo No.281, Banyuanyar, Banjarsari, Kota Surakarta

Luas Lahan

+ 8.893m²


Bangunan Kantor Sewa dan Hotel bisnis diproyeksikan untuk masa mendatang, dimana Solo Utara diprediksi telah menjadi kawasan Center Business Disctric yang baru dan memiliki pertumbuhan pembangunan infrastruktur yang

Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Solo menilai bisnis perhotelan masih prospektif khususnya di wilayah perbatasan Kota Surakarta.

Jl. Adi Sumarmo No.281, Banyuanyar, Banjarsari, Kota Surakarta

Sejumlah hotel berbintang saat ini berdiri di kawasan pusat kota, sedangkan di perbatasan kota Surakarta masih belum tergarap.

Kantor Sewa memang belum menjadi trend perkantoran di Surakarta hingga saat ini, namun karena keterbatasan dan tingginya harga lahan, kantor sewa dapat menjadi salah satu solusi untuk mewadahi kegiatan perkantoran di Solo.

Mix Used Building Hotel Bisnis dan Kantor Sewa.

pesat.


0 9 18 27 m Jarak sebenarnya 0 3 6 9 cm Jarak pada peta

0 0

9 3

18 27 m Jarak sebenarnya 6 9 cm Jarak pada peta


Mix Used Building Hotel Bisnis dan Kantor Sewa.



Penataan Bangunan dalam Site

Penataan Hard Material

Site

Mix Used Building Hotel Bisnis dan Kantor Sewa.

Penataan Landscape



Mix Used Building Hotel Bisnis dan Kantor Sewa.


Studio Perancangan Arsitektur 4 Lokasi

Jl. Adi Sucipto Kerten, Laweyan, Surakarta

Luas Lahan

+ 5.784 m2


Dibanding dengan negara-negara lain di Asia Tenggara, Indonesia masih sangat kekurangan insiyur dan tenaga terampil di bidang Teknik, termasuk profesi arsitek. Tenaga kerja - insinyur, kuantitas sangat kurang, idealnya ada 2 juta insinyur di Indonesia, namun saat ini hanya tersedia 600-700 ribu Prediksi McKinsey Global Institute (MGI) menunjukkan bahwa pada tahun 2030 Indonesia diperkirakan akan mengalami kekurangan tenaga kerja terdidik dan terampil, tetapi kelebihan tenaga kerja non terampil. Akademi Teknik Arsitektur Surakarta merupakan bangunan kampus di Surakarta yang menyelenggarakan pendidikan vokasi atau program diploma di bidang Arsitektur. Program diploma menyiapkan mahasiswa menjadi praktisi yang terampil untuk memasuki dunia kerja sesuai dengan bidang keahliannya.


Sinar matahari pagi dapat langsung mengenai site, sedangkan matahari sore terhalang oleh bagunan bertingkat tinggi

Matahari sore Matahari pagi

Kebisingan utama berasal dari Jalan AdiSucipto di sebelah selatan site. Angin berasal dari arah tenggara menuju ke barat laut atau selatan menuju ke utara site. Angin yang bergerak menuju tapak tidak terhalang oleh bangunan yang tinggi.

Massa dua : zona fungsi pembelajaran

Bangunan terbagi menjadi

Massa satu : zona publik dan semi publik

dua massa utama yang itu massa untuk kegiatan pembelajaran dan penunjang Massa pertama menghadap ke timur

kegitaan pembelajaran.

Massa kedua menghadap ke selatan

Bentuk Massa 1

Bentuk Massa 2

+

+

+

+


Denah Lantai 2

Denah Lantai 2

0 0

0

12.5

25m Jarak sebenarnya

0

5

10 cm Jarak pada peta

4 2

8 4

12 m Jarak sebenarnya 6 cm Jarak pada peta






Studio Perancangan Arsitektur 3 Lokasi

Jl. Joko Tingkir No. 22, Pajang, Laweyan Surakarta

Luas Lahan

+ 825,98 m²


“Hotel merupakan tempat singgah untuk sementara waktu, di rancang sederhana, membumi dan merespon keadaan alam sekitarnya menghadirkan suasana yang homey dan berkesan.” Tema Studio Perancangan Arsitektur 3 yaitu merencanakan bangunan fungsi tunggal yang terdiri dari 3 lantai ( low rise building). Konsep yang diambil adalah re-design Hotel Melati Pajang Indah di Surakarta. Hotel Melati merupakan hotel dengan fasilitas sederhana dan termasuk hotel non-bintang. Konsep penataan massa bangunan menggunakan sistem split level untuk memberikan kesan playfull dan dinamis, penuh pergerakan mengalir dan tidak monoton. Bangunan menggunakan struktur panggung yang memberikan kesan megah dan juga ekspos struktur bangunan. Massa bangunan dbagi menjadi 3, yaitu Bangunan Penerima, Kamar Hotel Tipe Deluxe, dan Kamar Hotel Tipe Standar Atap menggunakan jenis atap miring dengan konstruksi kayu. Bahan penutup atap menggunakan bahan alami seperti genteng. Bentuk atap menghadirkan ritme/pengulangan yang harmonis pada setiap massa bangunan. Penataan massa dengan Split Level digunakan untuk merespon pencahayaan alami


Bentuk dasar dari bangunan Hotel akan mengikuti bentuk site yang berbentuk 'L'.

Bangunan akan menggunakan massa-massa geometris yang disusun secara cluster (acak) dengan mengikuti bentuk site. Pengurangan untuk area sirkulasi dan lahan terbuka hijau

Menambahkan split level, agar bangunan mendapatkan sinar mataharii dari arah timur Ekspose struktur panggung sebagai kejujuran struktur dan respon terhadap iklim

Pengurangan massa bangunan, yang digunakan untuk sirkulasi vertikal berupa tangga

Menambahkan bentuk kepala bangunan berupa atap miring, mengadopsi arsitektur jengki



11 5

4a

4a 11 5 4a 11 5 11 5 4a

3

2

4b 11 5

7

1

8

10 5

5

9

12

Denah Lantai 1

11 5

4a 11 5 11 5 4a

4a 11 5 11 5

11 5 4a

4b 11 5 4b 11 5

Denah Lantai 2

4b


LEGENDA :

4a

1 Lobby

11 5

2 Resepsionis

4a

3 Lounge Ruang di lantai tiga

11 5

t e r d i r i

11 5 4a

d a r i

kamar- kamar Hotel dan kamar mandi dalam.

4 Kamar Hotel 4a Tipe Standar 4b Tipe Deluxe 5 Gudang & R. Utilitas

4a

6 KM/WC umum

11 5 11 5

7 R. Karyawan 4a

8 R. Cuci 9 Pos Keamanan 10 Pantry 11 KM/WC dalam kamar 12 Parkir

Denah Lantai 3



Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.