1 minute read

LAS TERRAZAS

Next Article
MAASAI HUTS

MAASAI HUTS

Arsitek : Landa + Martínez Arquitectos

Tahun : 2019

Advertisement

Luas : 39000m2

Lokasi : San Pedro Garza Garcia

Las Terrazas merupakan kompleks perumahan yang terdiri dari 53 kamar apartemen yang terbagi menjadi 5 bangunan. Bangunan ini disusun sedemikian rupa mulai dari ketinggian sampai arah hadap, yang merespon topografi setempat baik dari kondisi alam maupun pemandangan yang disuguhkan.

Pada bagian atas parkir apartemen ada area landscape. Dimana disini dikultivais berbagai tanaman endemik seperti: Colorines, Sauzgatillos , Anacahuitas, Chaparros Prietos, Elms, Ebonies, Maples, Comas and Nísperos. Selain taman, area ini juga digunakan untuk keperluan gedung dan fasilitas kolam renang.

Bangunan apartemen ini terbagi menjadi 2 tipologi. Tipologi pertama mengedepankan kemiringan natural lahan yang nantinya bagian atap bangunannya akan berguna sebagai teras. Sedangkan tipe kedua adalah hasil respon kelanjutan apartemen tipologi miring yang dibangun secara vertikal.

This article is from: