Portofolio Parametrik Catherine Tjen

Page 1

OILOFOTROP

PARAMETRIK

CATHERINE TJEN 315190088


Words " You got what you work for. not you wish for"


CATHERINE TJEN PERSONAL PROFILE • A motivated and hardworking person. Looking for new insights and experience for personal development.

ACADEMIC BACKGROUND SMP : SMP Pusaka Abadi SMA : SMA Negeri 19 Jakarta

ORGANIZATION EXPERIENCE (2018-2019) OSIS SMAN 19 - Seksi Kesenian • Filling out the Wall Magazine according to the event of the year.

(2017-2019) Pengurus Remaja Vihara Dharma Bhakti - Dharmaduta • Contacting and scheduling weekly speaker schedule.

• Date of Birth : 17 April 2002 • Address : Jl. Jelambar Baru 6 no 52, Jakarta.

• Set a schedule of worship activities for 2 years.

(2019-Now) Pengurus Remaja Vihara Dharma Bhakti - Mading • Filling out the Wall Magazine according to the theme every month.

SOFT SKILLS

WORKING EXPERIENCE

• Social Media Management

(2020-Now) Mochiryne Shoppu - Owner

• Event Communication

• Arrange the purchase of imported goods

• Cooperation

• Administration / Customer Service

• Team Working

• Managing post design

SOFTWARE SKILLS • Microsoft Word • Microsoft Power Point • Movie Maker • Canva (design) • Photoshop




Ybraces YBraces adalah alat bantu perangkat medis yang umum digunakan pada anak-anak atau remaja yang mengalami skoliosis. hal ini dapat membantu menghentikan kurva samping tulang belakang menjadi lebi buruk. Peletakan pad pada kerangka harus diukur sesuai badan pengguna masing-masing dengan anjuran dokter. Kelengkungan badan yang dapat dibantu oleh Ybraces ini sekitar 11° - 50°

Latar Belakang

Skoliosis yang terjadi biasanya ringan, namun dapat berkembang menjadi lebih parah seiring pertambahan usia, khususnya pada wanita. Bila skoliosis menjadi parah, bisa menyebabkan penderitanya mengalami gangguan jantung, paruparu, atau kelemahan pada tungkai.

Modul Konsep Fractal

Body Mapping

36

98

40

104

Pada sudut kemiringan 45°-70°badan yang menderita skoliosis akan kesulitan untuk menekuk badannya secara maksimal, oleh itu Ybraces dibentuk untuk memberikan ruang gerak bagi penggunanya.

Diagram Transformasi

Modul Fraktal (1)

Modul Fraktal (2)

Disederhanakan

Disederhanakan

x2 + Mirror

Duplikasi

x4 + Mirror dan sambung cabang


Ybraces ILLUSTRATION MODEL Tekanan pada Thorasic Spine atas dan bawah

Kerangka terbuat dari bahan Prepreg komposit termoplastik yang kaku dan ringan

Tampak Depan

Cutout untuk tekanan yang diterima pada sisi lain kerangka dengan mengikuti pola percabangan modul

Bukaan kecil pada permukaan kerangka agar tubuh tetap mendapatkan udara

Bentuk lengkungan menyesuaikan pada perhitungan kemiringan tubuh dan anjuran tenaga medis/dokter

Tali belakang untuk mengatur kekencangan kerangka pada tubuh

Tampak Atas

Perspektif Lumbar Brace, perpanjangan kerangka pada sisi yang mengalami kelengkungan Lumbar Spine


Ybraces Model 3D


THANK YOU " live as if you were to die tomorrow. learn as if you were to live forever "

-Mahatma Gandhi


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.