Banjarmasin Post Selasa 10 Mei 2016

Page 1

Banjarmasin Post

SELASA

10 MEI 2016 3 SYABAN 1437 H

BI DA 10 N ki

N A Dmeter I BKilo

Bidan Soraya Ingin

Naik Status PELAIHARI, BPOST - Soraya (35) sudah delapan tahun bertugas sebagai bidan di daerah pesisir dan terpencil, Desa Pantai Harap-

STORY HIGHLIGHTS Pemerintah Pusat ingin angkat bidan PTT Kalsel kelebihan bidan Menumpuk di kota Kekurangan dokter gigi

an, Kecamatan Bumi Makmur, Kabupaten Tanahlaut. Statusnya pegawai tidak tetap (PTT). Adanya kabar Kementerian PAN dan Reformasi Birokrasi akan mengangkat bidan PTT menjadi pegawai negeri sipil (PNS) disambut gembira oleh Soraya. “Harapan saya yang sudah tidak lagi muda lagi adalah diangkat menjadi PNS,” tuturnya, Jumat (6/5). Desa Pantai Harapan berjarak sekitar 56 kilometer dari Kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Tanahlaut

Bekerja Tanpa Batas Waktu BIDAN desa merupakan salah satu ujung tombak pelayanan kesehatan untuk masyarakat. Mereka disebar ke seluruh desa, baik yang lokasinya berdekatan dengan ibu kota kabupaten maupun yang berada di ujung daerah. Di Tabalong, berdasarkan data dinas kesehatan (dinkes) setempat, hingga 2015 tercatat ada 133 bidan yang berstatus pegawai negeri sipil (PNS) dan 40 bidan berstatus pegawai tidak tetap (PTT). Dari keseluruhan bidan yang ada, sebanyak 85 orang telah mengikuti Pelatihan z Hal 14 kol 4-7

di Pelaihari. Akses ke Desa Pantai Harapan memprihatinkan. Untuk ke desa di pinggiran pantai itu hanya bisa menggunakan kendaraan roda dua. Kendati demikian Soraya bisa menikmati kehidupan di desa nelayan itu. “Saya bertahan di sini karena pengabdian dan warganya yang ramah,” ujarnya. Soraya setiap bulan ke Pelaihari untuk mengantarkan absensi. Menge-

5

D

G

et

er

N A DID B I B10 kilomeAN B te

N eE BIDA ter 8 kilom

Dinkes Kalsel: Tak Ada Pengangkatan PNS nai gaji, Soraya mengaku lumayan dan mencukupi kebutuhan selama satu bulan. Suka duka dirasakannya selama mengabdi sebagai tenaga kesehatan di desa terpencil. Misalnya, Poskesdes yang didiaminya kerap z Hal 14 kol 4-7

r

B IDAN 7 kil ome C ter

F r N ete A m ilo D I 5k B

Bidan di Kalsel 2015

Hter

N e A om l i D k BI 10

2.796

PTT Pusat

PTT Provinsi

PNS

Banjarbaru 1

HST

0

27

6

59

Banjar 53 3

58 8

DIM AKHMAD Kalau hitungan angka memang mencukupi tp pemerataannya tdk mencapai tujuan. Perlu adanya peningkatan sarana dan prasarana di daerah terpencil serta terjaminnya keamanan tenaga kesehatan di sana..

31

34

HSS

Mengapa penyebaran bidan di Kalsel tak merata?

6

Kotabaru 70

13 PTT Pusat

Keterangan:

0

Tanbu 6

20

10

Balangan 5

Tapin

Halaman 2

KESEHATAN itu adalah hak fundandaak mental. Setiap penduduk berhak hidup sehat dan mendapat pelayanan kesehatan. Kondisi ini memerlukan tenaga kesehatan yang tercukupi, baik jumlah dan pendistribusiannya. Tenaga kesehatan bisa dikatakan memegang peranan pen-ting bagi kehidupan masyarakat, at, terutama dalam mewujudkan masyarakat yang sehat dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. Harapan hidup di Kalsel sekarang ini paling tidak di usia 63 tahun dan kalau bisa 70 tahun lebih. Maka itu diperlukan tenaga medis yang handal dalam hal memenuhi

18

Tala

13

0

Tabalong 1 5 15

19

8

HSU

Batola

16

PTT Daerah

Gaji Bidan PTT 3,5 2,2 1,05 1,9

PTT Tetap Diperlukan

KAPANLAGI.COM

100

Distribusi PTT Dis usi Bidan P

Mantan Kadinkes Kalsel

SLAMET SH MH sesekali tertunduk ketietika duduk di banggku terdakwa pada da sidang pembacaaan vonis di Penggadilan Tipikor Banjarmasin, Senin enin (9/5) siang. Dia pun terdiam am ketika majelis hakim akim memvonisnya delapan elapan tahun penjara, membayar uang pengganti anti Rp 4,9 miliar dan denda enda Rp 200 juta. Apa yang dilakukukan Kepala Bendahadahara Dinas Pendidikan ikan (Disdik) Kotabaru u ini hingga harus mendaendapatkan hukuman n tersebut? Halaman man 2

403

Total: 2.796

ROSIHAN ADHANI

Pejabat Disdik Dipenjara

A

RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 152261 TH XLIIII/ISSN 0215-2987

DEMI KEADILAN, KEBENARAN DAN DEMOKRASI

lom

28

Halaman

1,8 1,9

2,3

Daerah Sangat Terpencil Terpencil

Biasa

2,3

2,3

Pusat Pusat Terpencil Sangat Terpencil

Keterangan: Dalam juta rupiah

hak da dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat. kese Satu tenaga kesehatan yyang ada selain dokter dan perawat, yakni bidan. Sep ccara umum, untuk 1.000 penduduk paling tidak p ada satu bidan yang siap siad aga memberikan layanan, baik untuk seorang ibu yang ingin konuntu masalah kandungan dan memsultasi m bantu dalam proses melahirkan. Jika 1.000 penduduk diperlukan 1 bidan, maka secara lebih luas lagi diperlukan 100 bidan untuk 100.000 penduduk. Melihat

Insentif

Gaji Pokok

GAJI BIDAN PNS

Gol II Gol III

Rp 2.761.800 Rp 3.747.100 Rp 4.470.700

Gol IV

GRAFIS: BPOST GROUP/RIZALI RAHMAN

z Hal 14 kol 1-3

Bunga Citra Lestari Bung

Lagu

UN DI SMPLB FAJAR HARAPAN HANYA DIIKUTI SATU PESERTA

Zakiah Takut Salah Jawab JARI-jemari Zakiah Fitriana (21) bergerak meraba huruf brille di hadapannya. Sesaat kemudian jari siswa kelas IX SMPLB Fajar Harapan, Sungai Pering, Martapura itu terdiam. Dahinya terlihat mengerut. Selanjutnya jarijemari lentik Zakiah bergerak lagi di lembar soal yang sama.

Nasionalisme ARTIS peran dan penyanyi Bunga Citra Lestari atau BCL melakukan sho shooting klip video lagu berjudul “T “Tundukkan Dunia” di kawasan M Margasatwa, Ragunan, Jakarta S Selatan, Minggu (8/5). “Hari ini sountrack film 3 Srika kandi, dan tiga minggu lagi mau lau launching,” kata BCL ditemui di loka pengambilan gambar, kelokasi marin marin. BCL mengungkap, lagu karya Andi Rianto itu bukan bertema cinta. “Ini n lagu nasionalisme. kayak persatuan b kita bisa menundukkan dunia seperti di film 3 Srikandi,” kata istri Ashraf Sinclair itu. Bagi dia, menghayati lagu deng aransemen pop dan senngan tu tuhan orkestra itu tidaklah sulit. Sebab, dia sudah memahami m makna perjuangan tokoh yang di dimainkannya dalam film 3 Srika kandi. z Hal 14 kol 1-3

Z BPOST GROUP/HARI WIDODO

UJIAN - Zakiah dengan jemarinya membaca soal Ujian Nasional (UN) mata pelajaran Bahasa Indonesia, Senin (9/5).

Masin Jahit

Halaman 14

akiah adalah siswi berkebutuhan khusus yang mengikuti Ujian Nasional (UN), Senin (9/5). Dua pendampingnya sesekali membantu membacakan soal. Rupanya, setiap soal UN Bahasa Indonesia yang

- Banyak bidan nang pindah ka kuta, Lak-ai + Kada hakun disambat bidan kampung, Nang-ai

diujikan cukup panjang sehingga Zakiah agak kesulitan menyelesaikan dengan cepat 50 soal yang disodorkan kepadanya. Hingga pukul 09.30 Wita, Zakiah baru bisa menyelez Hal 14 kol 1-3

05.00 12.20 15.43 18.19 19.31


2

Tribun Banjarmasin

SELASA

10 MEI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Agus S Bidan wahini pina rasa ngalih kalo diandak di pelosok negri, handak nya di daerah rami aja makanya overload(yang di daerah rami pang overload nya, yg di pelosok tetap kadada)...grin emoticon

Maslani Muhammad Aini Bisa haja data wan fakta kada cucuk , mun data adanya di atas kartas sedangkan fakta nang nyata ada di lapangaan. Kayaknya parlu pang kada parcaya sapanuhnya mun kada dilihati bujur-bujur wan nang di lapangannya, bujur kadanya nang di fakta pang. Taufiq Ar Rahman Jika ingin menempatkan bidan di pelosok, sudah sepantasnya jika di perhatikan keamanan mereka disana

likes: BPost Online

DARI data Dinkes Kalsel, jumlah bidan sudah memenuhi seluruh desa yang ada. Bahkan jika ditambahi bidan PTT, jumlahnya overload. Sayangnya, di sejumlah daerah masih ada keluhan kekosongan tenaga bidan.

Ayo gabung di page BPost online Kang Mus Bima Datanya barangkali yg perlu diverifikasi lgi,jangan sampailah kita kekurangan tenaga bidan,kepada para pimpinan pemerintahan diharapkan tidak asal laporan bawahannya,kalau istilah dlu siapa tahu masih ada ABS(asal bos senang)

follow us: @banjarmasinpost

Faisal Hatake Gaara Menurut saiia sih hrus di isi biar kadada keluhan kekurangan bidan lage&pemerintah jua hrus memperhatikan daerah yg kekurangan bidan

Almia Aslie Nakpekapuran Nah perlu perhatian pemerintah donk,kan kasihan para ibu melahirkan sangad memerlukan bidan ..sebaikx disetiap desa harus ada.,agar ibu yg melahirkan dgan selamat

Toar Yonas Pangemanan Pendataan kembali, penambahan kekurangan bidan, dan perataan daerah yg belum ada bidannya. Jangan lupa untuk penempatan jngn pilih2, dan menjadi suatu keharusan penempatan.

Supian Abah Daffa Kasian desa yang belum dapat bidan, tolong ditindaklanjuti dan jangan sampai ada permainan dalam penempatan tugas dengan dalil “wani piro”...

Bhani Ghen Mungkin data d dinas cukup tp coba d cek apa benar ada...jangan2 laporan ja ada padahal orang nya tidak ada di tempat... Puetra Kaserianz Pratama Data bisa saja salah,,, entah tukang ketik kah, tukang survey,bidannya kah, pemerintah kh yg salah. Koreksi ja masing2... Iman Daerah pedalaman yg kosong tu !!!

Hariyanto Greeneyes Konveksi Kurangnya pemerataan bidan di daerah terpencil, menurut sayang banyak yg akal akalan kerja di desa tapi nongkrongnya d kota dengan artian masih banyak yang bolos Mas Tom Bukan masalah data,tapi masalah tanggungjawab,sumpah jabatan sebagai bidan banyak tak dilaksanakan. Ansari Azhar Datanya atau bidannya yg gak benar?

AKSI - Massa

HMI Cabang Kota Banjarmasin menggelar aksi damai di bundaran Jalan Lambung Mangkurat, Banjarmasin. Aksi mereka ini bentuk protes terhadap pernyataan Wakil Ketua KPK Saut Situmorang, beberapa waktu lalu. (berita terkait di Halaman 16)

BANJARMASIN POST/NIA KURNIAWAN

Perajin Dapat Fasilitas Internet Opsi Lain Tawarkan Produk Lokal BANJARMASIN, BPOST - Kota Banjarmasin ke depan akan berkonsep smart city. Dalam tata kelola pemerintahan akan diterapkan keunggulan teknologi informasi secara maksimal. Selain lebih mudah, efektif dan efisien, pengelolaan kota jadi lebih maju optimis dicapai. “Bisnis online tidak bisa dicegah. Pemerintah harus memfasilitasi dan mengawasi agar bisa sesuai peraturan. Memberikan ruang untuk berkompetisi dan tidak dirugikan,” ucap Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina, Minggu (8/5). Untuk mendukungnya, Pemko Banjarmasin sudah membesut kampung digital. Harapannya kampung ini mampu menunjang pemasaran produk lokal agar eksis di era digital saat ini. “Contoh perajin dibina dalam menghasilkan produk. Mereka diberi fasilitas wifi, hotspot dan internet,” katanya. Praktisi Teknologi Informasi Teknik Elektro ITS Bidang Studi Teknik Sistem Komputer mengatakan, saat ini sedang dibentuk komunitas Kalsel telematika. Pengembangan dari kampung UKM digital telematika Banjarmasin. Awalnya cuma untuk Banjarmasin, ke depan diperluas un-

1005/B02

tuk Kalsel. Kampung UKM digital telematika sebagai wadah menghimpun pelaku usaha IT. Pria yang akrab disapa Andi micro ini mengatakan, yang tergabung di Kalsel pelaku telematika adalah pela aku k IT, usaha dibidang ang IT T, Teknisi meliputi Te k nisii kni Komputer, Jaringan Komputer, Komp pu utteer, Lunak, Perangkat Lu un nak, na k, dan Multimedia, d an an Animasi yangg berber be erdomisili di Kalsel. Kallsseel. e. UtaDirektur Uta U Ut a ama Startup PT PT Sentra Netsindo Sen n trra nt ra (www. Computama (w ww ww w. netsindo.com) dan netsindo.com m) da d an an Koordinatorr B BiKoordinato iTeknologi dang Tekn o ogggii ol KoInformasi di Ko K oKalmunitas Ka K a lal l sel Kreatif in iini ni mengatakan n onlibisnis onl line di BanBan njarmasin in n

dan Kalsel umumnya akan terus berkembang. Sementara itu, Hasan Ruspandi, Direktur PT Sarana Kalsel Ventura sangat mendukung startup perusahaan. Menurutnya, Kalsel perekonomian daerahnya rra ahn hnya harus dicarikan alternatif lain selan batu bara, batu ba bara bar a, kelapa p sawit dan karet. sawi ssaw sa witt d wit wi an kare an karet et. (kur) (ku (k urr))

Banjarmasin rmasin masinn

FOTO-GRAFIS: NET/BPOST GROUP/FUAD

Koruptor BOS Diganjar 8 Tahun z Harus Kembalikan Rp 4,9 Miliar BANJARMASIN, BPOST Kepala Bendahara Dinas Pendidikan Kotabaru Slamat SH MH sesekali tertunduk ketika duduk di bangku terdakwa pada sidang pembacaan vonis di PN Tipikor, Senin (9/5) siang. Mimik mukanya datar ketika majelis hakim yang dipimpin Affandi membacakan vonis yakni delapan tahun plus denda Rp 200 juta. Tak hanya itu, hakim juga memvonis terdakwa Slamat untuk membayar yang pengganti Rp 4,9 miliar. Jika tak membayar uang pengganti dalam sebulan, harta yang dimiliki akan disita. Kalau kemudian tak bisa membayyarr maka mak diganti hukuman 3 tta tahun hun p penjara. Vonis Vo V oni niss h hakim terhadap terdakwa da d ak kw wa a ini sebenarnya lebih bi iih h rringan dari tuntutan a n jaksa Syaiful Bahri SH S H yang ya g menuntut e u tu tterdakwa errdakwa selama 12 1 tahun tta ah hun penjara dan da an a denda den nda sebesar Rp 500 50 00 0 juta ju ju uta tta atau subsidir 1 tahun serta ah hun penjara, se h eerta uang ta membayar memb embayar uan ng n

pengganti Rp 4,9 miliar apabila tidak dibayar maka gantinya kurungan penjara selama satu tahun. Usai vonis dibacakan baik terdakwa melalui penasehat hukumnya serta jaksa mengatakan pikir-pikir apakah mengajukan banding atau tidak. Begitu sidang selesai terdakwa sendiri langsung menyalami jaksa serta hakim dan berbincang dengan penasehat hukumnya. “Mudah-mudahan bisa sabar dan diberikan keikhlasan,” ucap Slamat usai sidang. Ya, sebelumnya Slamat dijerat jaksa karena terbukti d secara sah dan meyakinkan s melanggar Pasal 2 jo Pasal m 18 1 UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang Perubahan 2 Atas UU Nomor 31 Tahun A 1999 tentang Pemberantas1 an a Tindak Pidana Korupsi. Terdakwa Slamat SH MH selaku bendahara di Dinas s Pendidikan Kotabaru yang P diduga menyelewengkan d dana BOS (bantuan operasid onal sekolah) tahun anggaro an a 2013. Dana BOS tersebut b tidak disalurkan kepada

ratusan sekolah tingkat SD sampai sekolah menengah sederajat. Dari perhitungan BPKP ditemukan Rp 4,9 miliar uang negara yang hilang. Menurut dakwaan yang di sampaikan JPU Syaiful Bahri SH dari Kejaksaan Negeri Kotabaru terdakwa selaku bendahara BOS di instansi tersebut menyelewengkan dana tersebut dengan tidak menyalurkan pada sekolah

yang berhak dan dana digunakan untuk kepentingan diri sendiri. Kasus ini ditangani pihak Polres Kotabaru, berawal dari penyelidikan, yang kemudian ditingkatkan ke penyidikan, karena selain terdapat perbuatan melawan hukum juga terdapat kerugian negara. Saksi yang dihadirkan jaksa pun berjumlah ratusan. (dwi)


Banjarmasin Blitz banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

10 MEI 2016

likes: BPost Online

3

UN Tergeser 45 Menit Aplikasi Ujian Online Harus Diinstal Ulang BANJARMASIN, BPOST - Fariz Nadjmi datang lebih awal ke sekolahnya di SMPN 6 Jalan Veteran Banjarmasin, Senin (9/5) sekitar pukul 07.30 Wita. Sebenarnya, Fariz masuk shif kedua atau baru mengikuti ujian nasional berbasis komputer (UNBK) pada pukul 10.30 Wita. Namun dia rupanya ingin mempersiapkan diri. Namun dia kaget saat melihat teman-temannya yang masuk shif pertama belum juga mengerjakan

soal ujian Bahasa Indonesia. Rupanya, ada masalah yang muncul. Baru sekitar pukul 08.45 Wita, soal bisa dikerjakan. “Shif kedua juga diundur 45 menit dari seharusnya,” kata Fariz yang bersama sejumlah temannya membaca buku pelajaran. Kepala SMPN 6 Banjarmasin, Johanis mengatakan, pengunduran waktu mengerjakan soal itu terjadi karena masalah apli-

kasi. Pada pukul 06.00 Wita, sekolah mendapat pesan dari server pusat yakni Puspendik agar menginstal ulang aplikasi ujian. Petugas ujian baru siap di sekolah sekitar pukul 06.30 Wita. Tiga teknisi kemudian menginstal 128 komputer yang digunakan untuk ujian. Ternyata ada satu komputer yang terlewatkan. “Tadi ada satu komputer yang terlewat. Tiap lima me-

nit logout sendiri,” jelasnya. Selain SMPN 6, kendala ini juga dialami SMPN 6 Banjarmasin. Di kota ini hanya dua SMP yang menggelar UNBK. Masalah ini ternyata terjadi secara nasional. Akibat kejadian ini, Johanis mengundurkan waktu ujian shif pertama yakni dari pukul 07.3009.30 Wita menjadi pu-

kul 08.15-10.15 Wita. Shif kedua menjadi pukul 11.15-13.15 Wita. Namun untuk shif ketiga tetap masuk dari pukul 14.00 sampai 16.00 Wita. Di SMPN 6 ada 328 siswa yang ikut UNBK. Mereka dibagi tiga shif yang ditampung tiga ruangan. Ditambah satu ruangan cadangan berserta servernya. Uji coba sudah sering dilakukan.

Bahkan, saat Ujian Akhir Sekolah juga menggunakan sistem komputer. Dan saat simulasi terakhir, akhir April 2016 juga lancar. Sedang di SMPN 1 Banjarmasin, menurut kepala sekolahnya, Bukhari, pengubahan jam ujian hanya terjadi pada shif pertama dari pukul 07.30-09.30 Wita menjadi 08.15-10.15 Wita. Shif berikutnya tetap yakni 10.30-12.30 Wita dan ketiga 14.00-16.00 Wita. (ire)

AWASI UNBK - Guru mengawasi peserta UNBK di SMPN 6 Banjarmasin, Senin (9/5).

Wali Kota Beri Dispensasi z Pedagang Makan Berkuah Boleh ke Lanting Siring BANJARMASIN, BPOST Selama dua hari sekitar 70 pedagang Pasar Terapung mogok berjualan di Siring Pierre Tendean Banjarmasin. Mereka mogok karena dilarang berjualan di lanting atau dermaga oleh Satpol PP. Mereka hanya bisa berjualan di jukung atau kelotok. Aksi ini mendapat tanggapan Wali Kota Ibnu Sina. Ditegaskannya, Pasar Terapung adalah pasar yang aktivitas jual belinya di jukung atau kelotok. “Kalau semuanya jualan di atas, apa daya tariknya?” ujar Ibnu. Meski begitu, dia memberi

keringanan atau dispensasi. Khusus pedagang yang berjualan makanan berkuah seperti sop, soto dan lontong, yang berjumlah 17 pedagang, diperbolehkan berjualan di lanting. Terkait Siring Pierre Tendean, Ibnu sempat melontarkan wacana menyerahkan pengelolaannya kepada swasta. Sudah ada dua swasta yang berminat. Sayangnya, keduanya tak memenuhi kualifikasi. Pemko mensyaratkan swasta yang berminal menambahkan sarana lain di siring seperti kereta gantung dan wahana

bermain anak. Aksi pedagang Pasar Terapung juga mendapat tanggapan anggota Komisi II DPRD Kota Banjarmasin, M Faisal Hariyadi. Menurutnya, memang seharusnya ada dispensasi bagi pedagang makanan Pasar Terapung yang menggunakan kuah. Gelombang di Sungai Martapura cukup tinggi sehingga berisiko tumpah. Selain itu dia menilai perlu dermaga apung di sana. Dengan adanya dermaga apung, pemandangan kumuh dari lanting yang terbuat dari kayu teratasi. (ire)

BPOST GROUP/MURHAN

Hanya Terima 1.939 Calon Mahasiswa BANJARMASIN, BPOST - Pengumuman penerimaan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2016 yang semula dijadwalkan 10 Mei 2016 pukul 18.00 Wita, dipercepat sehari menjadi tanggal 9 Mei 2016 pukul 14.00 Wita. Pengumuman dilakukan melalui laman resmi SNMPTN yakni http:// www.snmptn.ac.id. Kampus paling banjir peminat di tingkat nasional dipegang Universitas Padjajaran Bandung. Sedang untuk Kalimantan diperoleh Universitas Lambung Mangkurat. Jumlah pendaftar SNMPTN yang

Melihat dari kecilnya persentase yang diterima, penerimaan di Universitas Lambung Mangkurat makin ketat SUTARTO HADI Rektor memilih Universitas Lambung Mangkurat sebanyak 11.332 orang. “Sementara yang diterima cuma 1.939

orang atau 17,11 persen,” ucap Rektor Prof Sutarto Hadi, Senin (9/5). Sutarto mengatakan untuk Kalimantan, pendaftar terbanyak kedua dipegang Universitas Mulawarman Samarinda yakni 11.155 orang. Sedang yang diterima 1.981 orang atau 17,76 persen. “Melihat dari kecilnya persentase yang diterima, penerimaan di Universitas Lambung Mangkurat makin ketat,” ujar Sutarto. Mereka yang tak lolos bisa mengikuti Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN). “Yang lulus SNMPTN, ka-

lau tidak daftar ulang dianggap gugur. Agar mereka tak bisa mendaftar SBMPTN, jadwal daftar ulang bersamaan dengan SBMPTN. Ini agar tidak ada kursi kosong dan peserta ganda. Karena untuk hindari peserta yang coba-coba,” tegasnya. Fakultas yang paling banyak menyerap mahasiswa lulusan SNMPTN adalah hukum dan ekonomi. Sutarto mengatakan calon mahasiswa wajib ikuti tes psikologi pada 12 dan 13 Mei. Lalu tes kesehatan dan nafza pada 16-19 Mei 2016. Kemudian daftar ulang pada 23 Mei-27 Mei di rektorat. (kur)

1005/B03


4

1005/B04

SELASA JUMAT

10 2016 12MEI FEBRUARI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online


Tribun Borneo banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Kayuh Sepeda, Pacu Prestasi Sejak SMP Selalu Raih Nilai UN Tertinggi SATU lagi cerita pelajar yang berasal dari keluarga kurang mampu, namun berhasil mengukir prestasi di sekolah. Kali ada di Kabupaten Tapin. Dialah Rayyan Saidah (17), peraih nilai Ujian Nasional (UN) tertinggi di SMAN1 Rantau bahkan tertinggi se-Kabupaten Tapin. Nilai UN-nya kalau dirata-ratakan sekitar 80. Lengkapnya, Matematika 80, Biologi 95, Fisika 90, Kimia 87,5, Bahasa Inggris 50 dan Bahasa Indonesia 80. Sehari-hari remaja putri kelahiran 16 September 1998 itu ke sekolah naik sepeda. Jarak rumahnya di Jalan Perintis Raya Tapin Utara dan SMA terfavorit di Bumi Bastari itu sekitar 1,5 kilometer. “Sepeda ini pemberian paman. Alhamdulillah kondisinya masih bagus,” tutur siswi berhijab yang tak malu atau pun minder tersebut. Rayyan tinggal bersama ibunya. Sang ayah telah meninggal dunia. Untuk kehidupan sehari-hari, si ibu sesekali bekerja. Biasanya ada bantuan dari kakak Rayyan, meskipun dia juga bukan orang berada. Lantas, dari mana uang buat biaya keperluan sekolah Rayyan sejauh ini? Dia sempat terdiam sebelum menjawab. Matanya terlihat mulai berair. “Tiga tahun lalu ulun termasuk meraih nilai UN tertinggi di SMP. Pemprov Kalsel memberi

ulun uang puluhan juta. Itulah yang ulun gunakan untuk biaya SMA hingga selesai,” ujar Rayyan yang bercita-cita menjadi guru. Ditanya kunci kesuksesan dia meraih nilai UN SMA tertinggi di Tapin, Rayyan menyebut belajar. “Sore

RAYYAN SAIDAH,

dan malam belajar,” ucapnya. Kepala SMAN1 Rantau, Drs M Nurdin mengatakan, siswinya ini sering mengharumkan nama sekolah di ajang lomba tingkat kabupaten dan provinsi. “Dia anak orang yang tergolong miskin, tetapi pintar dan berprestasi,” puji kepala sekolah. Atas keberhasilannya itu, Rayyan bakal dapat beasiswa dari Pemrpov Kalsel, sekitar Rp 30 juta. “Insya Allah uang itu cukup untuk kuliah S1 hingga selesai,” kata Rayyan optimistis. (ibrahim ashabirin)

peraih nilai UN tertinggi

se-Kabupaten Tapin.

BANJARMASIN POST GROUP/IBRAHIM ASHABIRIN

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

10 MEI 2016

likes: BPost Online

5

Anak Sudah Kuliah Ayah Baru Ujian SMP RANTAU, BPOST- Bersamaan Ujian Nasional (UN) SMP sederajat yang dimulai pada Senin (9/5) kemarin, digelar juga UN Paket B (setara SMP) di Desa Labung Kecamatan Tapin Tengah. Pantauan BPost, pesertanya berusia di atas 20 tahun, bahkan ada yang berusia 45 tahun. “Saya ikut sekolah paket B karena zaman sekarang ini ijazah sangat diperlukan. Jadi ketua RT saja harus punya ijazah SMA,” tutur Samsul yang berusia 45 tahun. “Makanya kalau nanti lulus, saya akan ikut Paket C,” tekad dia. Selain itu, dia termotivasi sang buah hati. “Satu anak saya sudah kuliah,” ungkap dia. Pada umumnya, peserta paket B ini berasal dari lulusan pesantren yang tidak ada ijazah umumnya. Ada juga mereka tidak bisa masuk SMP kala itu karena kondisi ekonomi. Menurut Kepala Bidang PLS Disdik Tapin, Viteri, jumlah peserta paket B 377 orang. Dari tahun ke tahun peserta Paket B atau C di Tapin mulai berkurang. “Sebab kesadaran untuk sekolah reguler semakin tinggi dan SMP dan SMA kian menyebar ke pelosok, sehingga kesempatan untuk sekolah itu semakin besar,” ujar Viteri. Sementara itu, kemarin menjadi hari bersejarah bagi SMPN 4 Paringin yang untuk pertama kalinya menggelar UNBK (Ujian Na-

BANJARMASIN POST GROUP/IBRAHIM ASHABIRIN

UN PAKET B

- Peserta ujian nasional Paket B di Desa Labung Kecamatan Tapin Tengah,

Kabupaten Tapin.

sional Berbasis Komputer). Norrahmi Amelia, satu siswi sekolah itu mengaku awalnya sempat gugup. “Untung sebelumnya ada beberapa kali uji coba,” ujar dia lega. Menurut gadis berjilbab ini, UNBK lebih simpel dan cepat. “Kalau pakai kertas melingkarinya itu yang agak lama, belum lagi kertasnya bisa rusak,” ucap Rahmi. Kepala SMPN 4 Paringin, Rafiul Amal, menyatakan puas atas pelaksanaan UNBK di hari pertama. Meski sempat diguyur hujan deras, namun semuanya berjalan lancar. “Semua siswa ikut. Listrik dan jaringan internet lancar, alhamdulillah,” kata dia bersyukur. Hujan deras sejak pagi hari juga mewarnai pelak-

sanaan UN SMP sederajat di Kabupaten Tabalong. Meski begitu, hanya satu orang yang tidak mengikuti ujian di hari pertama. Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Tabalong, Marzuki Hakim, menyebutkan, pelaksanaan UN SMP berlangsung dari 9 sampai 12 Mei 2016. Total yang ikut ujian sebanyak 4.073 orang dari 84 sekolah yang menyelenggarakan. Berdasarkan pemantauannya dari semua sekolah yang melaksanakan, UN dapat berangsung lancar. “Hanya satu orang yang tidak ikut ujian hari ini,” kata dia. Lancarnya pelaksanaan UN juga disampaikan Kepala SMPN 1 Banua lawas, Abdul Rahman. “Alhamdulillah, hari pertama

lancar. Di tempat kami ada 76 murid yang menjadi peserta UN tahun ini,” ujarnya. Untuk hari pertama, yang diujikan adalah mata pelajaran Bahasa Indonesia. Hari kedua Matematika. Faisal, seorang peserta UN mengatakan, untuk hari pertama tidak ada kendala yang dihadapi. Soal yang ada rata-rata bisa dijawab karena memang sudah sejak awal mempersiapkan diri untuk menjalani ujian. Selain belajar sendiri di rumah dengan menjawab soal-soal, dirinya juga menyiapkan fisik agar tidak sakit saat menghadapi UN. “Yang penting sudah mempersiapkan diri dan berusaha. Mudahan hasilnya bagus aja,” harap dia. (him/elh/dny)

1005/B05


6

Tribun Borneo

SELASA

10 MEI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Pedagang Minta Jangan Jauh Pemkab HST Tata Ulang Pasar Hanyar BARABAI, BPOST- Enam hari lagi, tepatnya pada 16 Mei mendatang, Pemkab Hulu Sungai Tengah (HST) mulai melakukan penataan ulang Pasar Hanyar Barabai. Bupati setempat telah membentuk tim penertiban dan penataan pasar dan lahan parkir. Selain dari Dinas Perdagangan, Pasar, Koperasi dan UMKM, juga melibatkan jajaran Dinkes, Badan Pengelola Lingkungan Hidup, Satpol PP serta TNI dan Polri. Bupati HST, H Abdul Latif yang memberikan deadline tersebut menyatakan hal itu bukan demi mengejar target Adipura. “Tetapi untuk menciptakan kenyamanan, kerapian dan kebersihan baik untuk kepentingan pedagang, pengujung pasar maupun pengguna jalan,” tutur dia dalam rapat koordinasi, Senin (9/5). Selain pasar, juga dilakukan penataan ulang parkir, yang selama ini tak beraturan. Nantinya diberi tempat khusus, agar tak mengganggu transaksi jual beli maupun mengganggu akses jalan. Namun, bupati menekankan agar sebelum pemindahan, SKPD terkait harus menyosialisasikan secara baik kepada kemasyarakat. “Tolong carikan solusi, bagaimana caranya tidak mematikan mata pencaharian mereka, tetapi pasar bersih, nyaman, tertib dan sehat. Lakukan pendekatan yang baik,” pesan dia. Karena cukup berat dan rumit, Pemkab HST akan melibatkan TNI dan Polri. Kabag Operasional Polres HST Kompol Ukkas, menyarankan agar sebelum penertiban, perlu memperhatikan aspek pedagang. “Apakah semua sudah disiapkan tempat baru

METRO7.CO.ID

yang layak?,”saran dia. Sedangkan Dandim 1002 Barabai, Letkol Dodit Herry Setiawan menyatakan, satu tugas pokok dari TNI adalah pengamanan terkait pelayanan pemerintah. “Konsekuensinya memang ada pro kontra,”kata dia. Sebelumnya, Kepala Dinas Perdagangan, Pasar, Koperasi dan UMKM, Yusrani serta Kadishub HM Riduan memaparkan kesiapan pelaksanaan penataan pasar dan lokasi parkir baru. Sementara itu, sejumlah pedagang kaki lima yang kemarin berjualan di trotoar menyatakan belum mengetahui. ‘Belum ada sosialisasi langsung kepada kami,”kata Masrani, Sekretaris Persatuan Pedagang Buah musiman. Dia menyatakan setuju saja pasar ditata ulang, namun tak sampai mematikan usaha mereka. “Kalau lokasi barunya jauh dan sulit dijangkau pengunjung,” pintanya. (han)

PEDAGANG PASAR KERAMAT BARABAI z z z z z z z

PKL di sekitar kantor UPT Dinas Pasar 276 orang PKL di Sub terminal Agrobisnis 120 orang PKL di pinggir jalan 44 orang PKL di pintu terminal perdesaan 12 orang Warung di Lokasi Parkir/depan blok A 23 unit PKL di trotoar 85 orang Total 591 pedagang

PARINGIN, BPOST - Ada pemandangan yang tidak mengenakkan di satu sudut Taman Hijau Balangan. Sampah berserakan. Kondisi ini sangat disayangkan oleh beberapa pelancong yang sengaja datang ke taman di Kelurahan Batu Piring, Kecamatan Paringin Selatan tersebut. “Waduh kurang sip. Padahal rerumputannya hijau, banyak pohon, tapi sampahnya tidak diangkut,” ucap pengunjung bernama Agung. Menurut lelaki asal Banjarmasin itu, mestinya ada petugas khusus di taman kebanggaan warga Balangan itu. Paling tidak dia menjaga agar sampah jangan berserakan. Pengunjung lainnya, Arif mengaku bingung ketika mau membuang sampah. Pasalnya sampah sudah penuh di bak sampah yang tersedia. “Masa buang sampah di bak yang sudah penuh sampah? Akhirnya terpaksa saya simpan di kantong dulu,” keluhnya. BPost yang beberapa kali

mengunjungi taman tersebut, mendapati sampah di bak meluber, berserakan begitu saja. Padahal taman yang menghabiskan dana sekitar 1,6 miliar dari dana DPA BLHK (Dokumen Pelaksanaan Anggaran Badan Lingkungan Hidup dan Kebersihan) Kabupaten Balangan ini, selalu ramai dikunjungi, apalagi ketika sore dan hari libur. Secara terpisah, Kabid Pertamanan dan PJU Kabupaten Balangan, Rizkianor Fauzi mengakui khusus Taman Hijau Balangan memang belum tercover oleh petugas kebersihan. Dia mengaku 17 petugas yang ada tak mencukupi. “Untuk Taman Hijau Balangan akan ada khusus tenaga keberrsihannya. Kami bakal sediakan dua orang. Rencananya tahun ini juga melalui anggaran perubahan,” janji Rizki. (elh)

RENCANA PEMINDAHAN z z z z z z z z z z z

Warung Terminal pindah ke Pasar Unggas Seluruh pedagang ayam potong dan ikan basah di sub terminal Agrobisnis (STA) pindah ke los ayam/ikan basah Seluruh pedagang pancarakinan dipindahkan ke los pancarakinan baik yang dari STA maupun yang di UPT Dinas Pasar PKL Trotoar dipindahkan ke lapak STA Pedagang ayam pinggir jalan dipindahkan ke los ikan Pedagang ikan kering dikembalikan ke Pasar Subuh/losikan Pedagang kembang dipindahkan ke dekat pedagang pakasam pasar subuh Pedagang apam dikembalikan ke kios masing-masing PKL pintu terminal dipindah ke lapak STA

Wali Kota Banggakan GWK BANJARBARU, BPOST Tujuh anggota tim penilai Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi Kalsel bertandang ke Kantor PT Grafika Wangi Kalimantan (GWK) Liang Anggang Banjarbaru, Senin (9/5) pagi. Mereka didampingi Lurah Landasan Ulin Selatan, Zaini dan Camat Liang Anggang, Johan Arifin. Kemarin GWK mendapatkan kehormatan terpilih sebagai sampel penilaian di kelurahan setempat. Manager Produksi dan Umum Percetakan GWK, Mustachim, menyatakan sangat senang. Dia mengatakan, perusahaannya juga berkontrubis untuk lingkungan sekitar. “Seperti merekrut karyawan yang berasal dari masyarakat setempat. Kemudian dalam operasional kami juga tetap mengutamakan kepedulian lingkungan berupa penyediaan taman seperti,” sebut dia. Camat Liang Anggang, Johan Arifin mengakui, GWK merupakan pelaku usaha yang banyak menyerap tenaga kerja dari masyarakat Landasan Ulin Selatan. “Sehingga berperan penting dalam mengurangi

Arif Terpaksa Kantongi Sampah

Sumber : Disdagpaskop UMKM

BPOST GROUP/M ELHAMI

BERSERAKAN - Satu pengunjung Taman Hijau Balangan menunjuk sampah yang berserakan.

Advertorial

BPOST GROUP/ABDUL GHANI

SERAHKAN ASET - Ketua RT 6 Kelurahan Landasan Ulin Selatan menandatangani penyerahan aset tanah kepada pihak kelurahan Landasan Ulin Selatan, disaksikan Wali Kota Banjarbaru, Nadjmi Adhani. angka pengangguran dan kemiskinan di lingkungan kelurahan Landasan Ulin Selatan, “ tuturnya. Wali Kota Banjarbaru, Nadjmi Adhani ikut gembira atas lolosnya Kelurahan Landasan Ulin Selatan mewakili Kota Banjarbaru dalam lomba kelurahan tingkat Provinsi Kalsel. “Tahun lalu Banjarbaru berhasil masuk 10 besar pada lomba kelurahan di tingkat nasional. Tahun ini saya targetkan Banjarbaru masuk peringkat lima besar, “ ucap wali kota.

Lurah Landasan Ulin Selatan, Zaini mengatakan, meski kelurahan yang dipimpinnya kembali meraih kesempatan di tingkat provinsi, dia tetap bertekad terus meningkatkan program yang sarat dengan kordinasi antara pelaku usaha, masyarakat pemerintah. Sekadar diketahui, penilaian meliputi aspek pemerintahan, kemasyarakatan dan pembangunan, yang terdiri atas bidang pendidikan, kebudayaan, kesehatan, kesbangpol, pemerintahan, PKK dan BPMPA Kalsel. (gha)

Piyu Bakal Balas Dendam z Besok Konser di Lapangan Murjani APA jadinya kalau musisi dua band besar papan atas Indonesia tampil dalam kolaborasi rahasia, The Secret? Sudah pasti heboh dan seru. Ya, setelah tampil di Barabai, band itu menyapa penggemar musik di Kota Banjarbaru. Kolaborasi musik Piyu (Padi), Makki dan Rowman dari band Ungu, akan mengguncang panggung di Lapangan Murjani Banjarbaru, Rabu (11/5) sore mulai pukul 15.30 Wita. Dan, karena aksi mereka di Bumi Murakata terkendala cuaca, maka Piyu Cs bakal balas dendam di Kota Idaman. Mereka akan tampil habis-habisan. Piyu yang pentolan Padi selalu ingin menantang dirinya sendiri keluar dari zona nyaman. Dia pun mengajak teman sekolahnya di Surabaya, Makki (Ungu) serta Rowman ‘Ungu’ untuk bermusik bersama. Selanjutnya, mereka mengajak duo vokal wanita D’Dolls yang bisa membawakan lagu rock, pop dan jazz. Tak ketinggalan ada Rivan pada saxop-

hone (additional Abdul & The Coffee Theory) serta Abe Simpson memberikan keutuhan musik melalui instrumen keyboard. The Secret menjadi bagian acara MLD SPOT ATTACK, yakni festival satu hari. Akan ada kreativitas dan bakat lokal. Area santai, workshop Bboy, street magician, melukis sepatu sneakers langsung di venue, live drafitti, games seru dan menarik, serta Meet & Greet dengan The Secret. MLD SPOT ATTACK digelar di enam titik di Kalimantan; Barabai, Banjarbaru dan Batulicin (Kalsel), Palangkaraya, Sampit dan Pangkalanbun (Kalteng). MLD SPOT ATTACK adalah acara yang tepat bagi para anak muda, ajang seru untuk nongkrong bareng teman, apalagi yang ingin melihat perkembangan gaya hidup metropolitan. Hanya di acara ini, penonton disuguhkan pengalaman terhadap hal baru, dilengkapi aksi kolaborasi penuh bintang. (*/sar)

Hujan Deras, Penonton Tetap Antusias z The Secret Hanya Sempat Bawakan Dua Lagu BARABAI, BPOST- Kolaborasi pentolan dua band top Indonesia dalam The Secret; Piyu (gitaris Padi) serta Makki dan Rowman (bassis dan drummer Ungu) disambut antusias masyarakat Bumi Murakata. Terbukti mereka ramai-ramai menyaksikan acara bertajuk Mild Spot Attack 2016 di halaman Stadion Murakata Barabai, Hulu Sungai Tengah, Minggu (8/5) malam. Sekitar pukul 21.30 Wita, The Secret membuka performa mereka. Meski dua penyanyinya, D’Dolls adalah perempuan, mereka tak kalah sangar membawakan lagu gemuruh milik Guns N Roses, Welcome to the Jungle. Penonton langsung panas dan merapat ke depan panggung. Berikutnya, band sedang mengerjakan proyek rahasia itu membawakan Sang Penghibur, satu di antara tembang hits band Padi. Sayang, tiba-tiba saja hujan deras disertai angin. Spontan penonton berhamburan mencari tempat berlindung. Setelah menyelesaikan lagu kedua itu, konser dihentikan sementara menunggu hujan reda. Namun, sampai pukul 23.00 Wita hujan tak juga berhenti. Pihak penyelenggara terpaksa menghentikan konser tersebut. “Kon-

FOTO-FOTO: BPOST GROUP/HANANI

TOTAL

- Penampilan spektakuler The Secret di panggung di halaman Stadion Murakata Barabai, Minggu (8/5) malam.

disinya tak memungkinkan. Ditambah ada masalah teknis di sound-nya akibat terkena hujan. Selanjutnya, masih dijadwalkan ulang,” ujar Yunus dari PT Jarum Area Barabai. Sejumlah penonton memaklumi keputusan panitia. “Panggungnya keren. The Secretnya juga keren. Saya berharap tadi bisa medengarkan langsung mereka menyanyikan lagulagu hits Piyu dan Ungu. Semoga ada lagi konsernya,” harap Fitrah, warga Pagat, Batubenawa. Sebelumnya, pada acara Meet N Greet di Hotel Madani Barabai pukul 14.00

Wita, para personel dari dua band besar di Tanah Air itu berjanji membikin happy dan enjoy masyarakat Barabai, pada penampilan perdana mereka itu. “Kami akan tampilkan hits Padi dan Ungu dalam aransemen yang berbeda,” kata Piyu yang jadi leader band baru itu. Konsep kolaborasi kali ini, jelas Piyu, dari bermacam genre musik; pop, rock dan jazz. Dia menyebut, dari masing-masing personel punya kemampuan berbeda. “Namun, berbagai macam karakter berbeda itu bergabung menjadi kolaborasi yang utuh,”sam-

bung Rowman. Sesuai rencana, The Secret membawakan 13 lagu hits. Meet & Greet yang berlangsung tak lebih dari setengah jam kemarin dihadiri para pemenang kuis melalui Radio Nirwana Barabai. Pada kesempatan itu, mereka diajak makan siang bersama. Kemudian pada sorenya, Mild Spot Attack 2016 di Barabai menampilkan ajang kreativitas bakal lokal, area santai, workshop Bboy, street magician, serta aneka game menarik. Juga ada aneka doorprize handphone untuk pengujung. (*)


Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SENIN MINGGU SELASA

18 JANUARI JANUARI 31 10 MEI 2016 2016

likes: BPost Online

7

Mbl baru 2016. Tyt Innova, Avanza, Rush, Fortuner, Yaris, Agya, Hilux. V.M5096-23/4 Harga Nego

Mobil baru 2016. Hnd CRV, HRV, Jazz, BRV, Brio, Mobilio ready stock. V.M5096-23/4 Harga Nego

Mobil br Suzuki PU Mega Carry, Mega Carry Extra, Futura, Mits L300 2014-2015 V.M5096-23/4 Harga Nego

Promo!!!NEW BRIO 2016, Angs. 2jtan/ DP 20jtan bns kcfilm HUPER OPTIC+Variasi. V.M6280-27/5 Harga Promo

HR-V Special edition 2016. DP 50 jtan + Bonus V-Kool/Variasi unit terbatas V.M6280-27/5 Harga Promo

All New Avanza Angsuran 3.900 atau DP 23juta angsuran 4,700an Harga Nego V.M5467-8/5

All New Yaris DP ringan dan angsuran ringan V.M5467-8/5 Harga Nego

Agya G TRD, Avanza New Pth Htm grey slvr Innova, Fortuner TRD, Rush, Hilux dll Harga Special V.M6696-5/6

Mobil Bekas Toyota Fortuner, LC, Innova, Avanza, Yaris, Agya 2005-2014 Harga Nego V.M5096-23/4

Mobil Bekas Honda CRV, Jazz, Accord, Civic, Odysey, Brio 2005-2014 Harga Nego V.M5096-23/4

Mobil Bekas Suzuki X Over, Swift, Grand Vitara, PU Mega Carry, Futura 2005-2014 Harga Nego V.M5096-23/4

New !!! HONDA BR-V 3 brs/7 seat, DP 50 jtan + Bonus Variasi, R. Stock !!! Harga Promo V.M6280-27/5

All New JAZZ MMC 2016 DP40jtan Bns kcfilm HUPER OPTIK+variasi, R STOCK Harga Promo V.M6280-27/5

Etios Valco & Agya DP 17 jutaan atau angsuran 2jutaan V.M5467-8/5 Harga Nego

New Rush TRD Sportivo & New Fortuner V.M5467-8/5 Harga Nego

Futura ‘13 Yaris E ‘13, Yaris S ‘15 Sirion ‘13, CRV 2.0 ‘13 Pth AT, Jazz RS AT Kng, Mrh, Xenia ‘14,Terios TX13, Avanza G ‘13 &’14 Pth‘14, Innova G ‘12, Mobilio ‘14 Brio ‘14 V.M6696-5/6 V.M6696-5/6 Harga Special Harga Special

DAPATKAN SEGERA PROMO BESAR-BESARAN, DA ASLI, READY STOCK, PELAYANAN MAXIMAL HUB YESTI SP 0813 5118 6899 / 0878 1591 5090

SHOWROOM ANUGERAH Jl A Yani Km5,5 No 405-406 Bjm 081251748989 / 081348309888/ 0511-3258999 Jual Beli Tukar Tambah Baru & Bekas Cash / kredit

Hubungi : ISTANA MOTOR BANUA ANYAR BJM H. YANTO 08125123674 – AJIR 081349751985 – ANDI 085248428234 – ARI 082220241576 RIZAL 085102755975 – TAUFIK 081250453637 – KODIR 085287739127 BISA TT, C & K S/D 5 TAHUN

HUB : YUDI 0853 8600 3826, PIN 263AF920 GURU 081348623579, PIN 2600CAA5 DEALER RESMI HONDA TRIO

CRV,BRV, HRV, All New Jazz RS, H Freed, Mobilio, Brio, Megacary, Futura dll V.M6696-5/6 Harga Special

DAIHATSU

Mobil baru 2016. Hnd CRV, HRV, Jazz, BRV, Brio, Mobilio ready stock. V.M6185-23/5 Harga Nego

Mbl baru 2016. Tyt Innova, Avanza, Rush, Fortuner, Yaris, Agya, Hilux. Harga Nego V.M6185-23/5

BRIO DP 23juta + variasi + bingkisan

HRV DP 50jutaan + Vkool + TV 29”

Harga Nego

Harga Nego

V.000-3/6

V.000-3/6

All New JAZZ MMC 2016 DP40jtan Bns kcfilm HUPER OPTIK+variasi, R STOCK Harga Promo V.M6724-6/6

Promo!!!NEW BRIO 2016, Angs. 2jtan/ DP 20jtan bns kcfilm HUPER OPTIC+Variasi. Harga Promo V.M6724-6/6

3 unit CRV A/T 2013,11,10 hitam, putih, bunglon. Accord vvtl 2011 greey Harga Nego V.M5776-14/5

3 unit Freed PSD AC Dbl 2013 greey, putih. HRV Prestige A/T 2015 greey Harga Nego V.M5776-14/5 Granmax Pick Up 2016 DP 4jtan Hub RIFQI 082352519783 V.M6487-1/6 Harga Nego

Mbl Bekas. Tyt Fortuner, Avanza, Mbl Bekas. Honda CRV, Jazz, Freed, Innova, Rush, Etios, Agya, Hliux 05 sd 14 Brio, Ertiga, Swift, X Over 05 sd 14 Harga Nego Harga Nego V.M6185-23/5 V.M6185-23/5

CRV DP 80juta + bonus variasi + ALL NEW BRV DP 50jutaan + variasi + potongan TV 29” V.000-3/6 V.000-3/6 Harga Nego Harga Nego

HUB: SHOWROOM GALERI MOBILINDO BENUA ANYAR BANJARMASIN 08125123674 / 0853 2508 5413 / 0812 5093 8878

PROSES CEPAT & MUDAH, ANGSURAN DENGAN BUNGA TERENDAH Hub: MULYA PIN BB 53DBAD0F HP 081348561114 Dealer Resmi HONDA Banjarmasin

AYLA DP 10jtan atau angsuran 1jtan

GRANMAX PICK UP DP 8jtan atau angsuran 2jtan

GRANMAX PICK UP. DPnya bikin hati senang

V.M6161-23/5

V.M6161-23/5

V.M6320-27/5

LIYA ASTRA 0813 4800 2489 PROSES DIBANTU SAMPAI DEAL, DATA DIJEMPUT

LUXIO. DPnya bikin hati senang V.M6320-27/5

Honda Mobilio Khusus bulan ini proses extra cepat dp mulai 8jt+hadiah lgsg V.M6724-6/6 Harga Promo

HR-V Special edition 2016. DP 50 jtan + Bonus V-Kool/Variasi unit terbatas V.M6724-6/6 Harga Promo

DEALER RESMI HONDA TRIO HUB JOKO SIREGAR 0822 5577 8585

4 unit X Over Th2009,’2010, ’2011. 4 unit Yaris ‘10,’11, ‘12 Putih-Merah Harga Nego V.M5719-14/5

2 unit Hnd Mobilio RS & E Th2014 Matic Putih 5 unit Jazz RS MMC ‘13 Pth - Biru V.M5719-14/5 Harga Nego

Ready Stock HRV. Pesan sekarang!! Proses cepat V.000-13/5 Harga Nego

Info Honda & Pemesanan Yani Honda Bjm 081351081877 / Pin BB 2ACF0838

Yaris TRD A/T Th2014. Joke RX 2012. Jazz RS A/T 2014 V.M5776-14/5 Harga Nego

HUB HY MOTOR Jl Sultan Adam Ruko No 3 Banjarmasin HP 08125016535 / 7517732 / 7394472

Honda BRV Khusus bln ini dptkan promo DP murah+hdh lgsg mnrk prss cpt & mdh V.M5842-18/5 Harga Promo

PROMO !!! 11 Jutaan Bonus Kaca Film+ Variasi Harga kekawanan

HRV Special edition 2016 DP 50 Jtan + Bns kc varias stok terbts Harga Promo

V.M6367-29/5

V.M6367-29/5

HUB : DEDY 085251973877/ PIN 5F608259 Promo Menjelang Ramadhan, Dealer resmi Honda Trio

Djl Feroza Th95 Hijau abu2,pjk hidup, pakaian pribadi. Hub082250038188 Harga 45jt Nego V.M6433-19/5

Honda Mobilio Khusus bulan ini proses extra cepat dp mulai 8jt+hadiah lgsg V.M5842-18/5 Harga Promo

PUSPITA 082148799991 / YEYEN 082154176789 SOPIA 082175937219 / ANINDA 082148830966

Daihatsu Grand Max Thn 2014 Cc 1,5 AC PS Hub082154100293 V.M5946-2/5 Harga 85jt Nego

4 unit Rush TRD Th2013. 4 unit 4 unit New CRV Th’08,’10,’12,’13. Swift GT3, GT2, ST ‘10 / ‘11 4unit Freed PSD Th12/13/09 Pth V.M5719-14/5 V.M5719-14/5 Harga Nego Harga Nego Ready Stock BRV & Mobilio, DP murah proses cepat V.000-13/5 Harga Nego

2 unit Brio E Th2014 A/T Merah, Putih. Swift GX A/T 2013 silver V.M5776-14/5 Harga Nego

HUBUNGI: HD MOTOR JL Belitung Darat Samping Gg Amal Utama No108 Rt22 Telp 0811514487/0811512535/082153640999 Bjm

Honda CRV Khusus bln ini dptkan promo DP murah+hdh lgsg mnrk prss cpt & mdh V.M5842-18/5 Harga Promo

Honda HRV Khusus bln ini dptkan promo DP murah+hdh lgsg mnrk prss cpt & mdh V.M5842-18/5 Harga Promo

DEALER RESMI HONDA BANJARMASIN HUBUNGI

NIZA 0813 4815 3777

Ovr krdt Ayla ‘13 Biru Laut Bjb Velg R14. AC angs.1.388rb x 40bln. 081349541261 V.M6735-13/5 DP 65jt Nego

ISUZU

Promo BRV. Honda BRV hrg mulai 239jt DP 50jtan V.M6489-1/6 Harga Nego

Promo HRV DP 40jutaan Harga Nego

V.M6489-1/6

DEALER HONDA TRIO MOTOR HAFIZ HUBUNGI 0812 5404 6636

PROMO!! BRIO DP 20jtan/angs 2jtan Mobilio DP 10jtan/angs 3jtan bns var r stock V.M000-12/5 Harga Nego

NEW!!! HONDA BR-V 3 baris/7seat, DP 50jt Prss mdh & cpt bns stok terbts V.M000-12/5 Harga Nego

INGAT HONDA INGAT JAMAL 0853 4660 9119 Download aplikasi Dealer Honda Trio 5D4B5515

Ayla DP 4,8 jt Angs 2,3jt bbs Biaya Ongkir, Garansiresmi3th,Tdksesuaijanjiuangkembali

PU DP6,9 jt Angs 3,2jt bbs Biaya Ongkir, Garansiresmi3th,Tdksesuaijanjiuangkembali

AYLA. Hanya kami yang kasih DP dan angsuran beda

GRANMAX PICK UP. Hanya kami yang kasih DP dan angsuran beda

V.M5911-12/5

V.M5911-12/5

V.M6324-27/5

V.M6324-27/5

Hub: Pt. Astra Int’l- DAIHATSU DAYAT 0813 4812 8591 / 0822 5548 6509 BB : 5AF0D574

GRANMAX PICK UP DP 7jtan unit ready, bonus kir kaca film V.M6322-27/5

AYLA irit bahan bakar DP ringan, angsuran terjangkau V. M6322- 27/ 5 DP 5jtan

FIKRI 081251040904 / SAMSUL 081348308529 IMUS 085332877555 / AULIA 081251050858

TOYOTA

HASAN 082152733232 / ZAI 081350702774 HAKIM 082173177779 / HARI 082351529999

GRANMAX PICK UP. Beli mobil tanpa menguras isi dompet!!!

TERIOS. Beli mobil tanpa menguras isi dompet!!!

V.M6326-27/5

V.M6326-27/5

ILHAM 081348319699 / MUKSIN 085248229010 AHMAD 081250205960 / AGUS 081351152777

HINO / HONDA

HONDA

APV Mega Carry DP 9jt + bonus Full Var V.M6699-5/6 Harga Nego

PU Carry Futura 1.5 Promo DP 5jt + Bonus Full Var V.M6699-5/6 Harga Nego

DPTKAN PELAYANAN TERBAIK, SALES RESMI SUZUKI BILY 0813 5103 3291 / 0813 4936 9772 /PIN BB 238A930A

SIRION DP20jtan Angsuran 4jtan V.M6734-6/6

Djl mbl Panther Pick Up Thn 06 Hitam, kondisi mls, trwt, TP Hub 08125034654 V.M6102-12/5 Harga Nego

Ayla DP 5 juta angsuran 2jt V.M6734-6/6

Hub: SALIM 08125054532 / SANI 085256483838 PROSES CEPAT & MUDAH, TERIMA TUKAR TAMBAH

Dijual Panther Th1998 Putih,AC dingin standart PS, Hub 085100460088 V.M6102-12/5 Harga 45jt Nego

SUZUKI

Jual Truk Toyota Dynasaurus 6 roda,th 2002,Pajak hdp. Hub.085100460088 V.M5554-11/5 Harga 65jt Nego

Over Kredit Tyt Rush Th.2013, Merah Met, Pribadi Hub : 085390909494 V.M6387-9/5 Hrg 125jt Nego

All New Avanza Tahun 2015 Bln 9 A/T asli Banjar Hitam Hub 08115033878 V.000-13/5 Hrg 162jt Nego

Dijual Truk Hino 4 roda th 2012 Hub 08125001206 V.M6475-7/5 Harga Nego

Dijl CRV 2013 wrn silver 2.0 cc MT Km23rb milik Dr Sp Hub 0811504079 V.000-19/5 Harga Nego

Dijual X Over Tahun 2012. Warna Silver minat Hub 081226999929 V.M6421-4/5 Hrg 130jt Nego

Escudo 1.6 Th 2004 Warna Hitam variasi Hub 085248189343 V.000-7/5 Harga 90jt Nego

Dijual Suzuki Carry 1,5 Pick Up 2007 Biru,Hubungi 085100460088 V.M6090-12/5 Hrg 42,5jt Nego

Avanza G Th2006 VVTi hitam audio Hub 082148868591 V.M6740-18/5 Harga Nego

Toyota Rush S Tahun 2012 hitam metalik. Minat Hub: 085252785269 V.M6687-14/5 Hrg 165jt Nego

Djl Avanza Tahun 2011 Gray kondisi istimewa pribadi. Hub:085101251010 V.M6656-13/5 Hrg 120jt Nego

Honda Stream 1,7 Th2005 Matic. Warna Htam Hub082366269881 V.000-18/5 Hrg 115jt Nego

Djl Honda Civic Th2007 Hitam pkaian pribadi Hub 082148509161 V.M6307-8/5 Harga Nego

Suzuki Esteem Th91, Hitam Met, AC, RT, PW, VR, BR, TA, Hub 085387701191 V.M6736-13/5 Hrg 27,5jt Nego

Swift GT2 Th2008 Akhir Manual Hitam orisinil lengkap Hub 0811519323 V.000-7/5 Harga Nego

Suzuki Pick Up 1,5 FD Th2015 Cash/ Credit Hub: RIA 085249028668 V.M5701-14/5 Bersambung kehalaman 8 ... Harga 83jt Nego


8

Tribun Jual Beli

SELASA RABU

10 MEI 20162016 13 JANUARI

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Sambungan dari Halaman 7 ...

MITSUBISHI

AGYA DP 12jtan atau angsuran 2jtan

AVANZA DP 15jtan atau angsuran 3jutaan

V.M6157-23/5

V.M6157-23/5

PROSES CEPAT & MUDAH, DATA DIAMBIL KE RUMAH RAHMAN WIRA TOYOTA 0813 51 874 874

AYLA DP 4,8jt Angsuran 2,3juta Harga Promo

V.M5911-21/5

Granmax DP Suka-suka harga pabrikan Harga Promo V.M5911-21/5

Bebas biaya ongkir, plat sementara, grnsi resmi. ROHMADASTRA 085393835387, pin 26383376 / ADI ASTRA 081250523678

GRANMAX PICK UP. Pelayanan cepat 2x24 mbl digarasi pian

SIRION. Pelayanan cepat 2x24 mbl digarasi pian

V.M6328-27/5

V.M6328-27/5

ANTO 0811505092 / GANDA 081254370407 ILYAS 081253251411 / YUSEF 085252937637

AGYA DP 5jt atau angsuran 2jtan V.M5487-7/5

AVANZA VELOZ DP 7jt atau angsuran 3jutaan V.M5487-7/5

Proses Cepat & Mudah, Data Dibantu & Diambil di Rumah HUB: FAISAL WIRA 082152629898 / 572BCAB0

Mits L300 Box 2010 tgn 1 Pjk pjg asli DA sgt trwt Hub 085347518238 V.M5827-3/5 Harga Nego


Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

BANJARMASIN

LAIN-LAIN

KEHILANGAN

GUDANG

JASA

Dcr bbrp Salesman syrt Min SMU Jjr dan Rjin. krm lmrn ke PT.IntiBoga Mandiri Jl.Psr Baru 87 BJM

1 (SATU) BUAH BUKU BPKB MBL MERK TOYOTA KIJANG SUPER KF 83 WARNA HIJAU MET TAHUN 1998 NO.POL DA 8097 AJ NO.RANGKA : 11KF80 00040868 NO.MESIN : 7K0209973 NO BPKB : 7639269. M. Pemilik an. BUDI.S

Dijual/sewa Gudang Lt.4000m2 Lb.2400m2 Hrg 650jt/thn nego Hub 081931536999/BB 5BDC5FFE

BANGUNAN ARDI LAS mlyni pemb.trlis,cnopy, baja rngan,pgr,plafon,mngrjkn Allumbond,dll.081351742554/ 085102136307 B00030.2016M5644-3

FAJAR MANDIRI LAS melayani Pemb. Kontruksi baja,pagar,knopi,teralis dll.081258662949/081351572119 B00001.2016M6045-3

B00001.2016M6541-3

MOBIL DIJUAL DAIHATSU Terios 2008 Hitam Metalik 107jt IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/05/2016 Jl.A.Yani Km 17,city walk citra graha HUB: 081351184384/0511-67471 10

ARSITEK Rh-Desain Jasa Gambar/Bangunan Rumah,Ruko,dll. Contoh kerja klik: rhdesain.co.nr HP:08125003 8786 B00001.2016M5708-3

BIRO JASA Las Stainless,bsi,bj rign (Taso) trim ordr pgr,knopi, rgka/atp rmh,trals jndla,pnt,tgg,dll. Reza 08215505 5201.

B00001.2016M7181-5

Grand max 2014 Putih 60jt. IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/05/ 2016.Jl.A.Yani Km 17, city walk citra graha HUB: 081351184384/05116747110 B00001.2016M7186-5

HINO

RENTAL

B00402.2016M5847-3

SHIDDIQ RENT, Avanza,Xenia, Terios,Jazz,Triton,antar Jemput Bandara 08115009615/08510040 3871 B00618.2016M6033-3

VERA RENT mnyewakn Innova 2016, Fortuner,Avanza hub 081150 8748 bisa jg melayani wilayah Surabaya B00664.2016M6479-3

SEDOT WC Ahli WC mmpet,wstfel,Cc piring, Saluran,septic tank dll grns tnpa bngkr 085106255533/08235802 6962 B00278.2016M6015-3

SERVICE AUDIO SERVICE ELEKTRONIK: spesialis Service Panggilan TV,AC/ Bkr Psg AC,Mesin Cuci Hub.081250 35225 B00001.2016M6159-3

BINTANG TEKNIK spesialis pnggln serv,bngkr/psg AC,rmh/ktr,kulkas, m.cuci & jual beli AC & TV baru/bks. 085102761825/081251727781 B00001.2016M5598-5

DANY TEKNIK mnrima pnggiln srvice AC,Bngkr psg AC,Kulkas,msin cuci&Jual Beli AC Hub.08215172 6676 B00127.2016M6155-3

DWI JAYA TEKNIK AC,Spesial jasa panggln serv.AC,bongkar psg, perbaikan AC sgl merk & type,plhan cpt & tpt 082148882707 B00001.2016M6663-4

JUPITER brgrnsi,kulkas,msn cuci, service AC (0511)3259723 08510 4592772/081250007997/085102 500994

B00554.2016M5625-3

HONDA HONDA MOBIL JAKARTA DANNY 085366900777 ALUNG 0812889 60245 JEREMY 081283767877 DODY 082213060888 B00001.2016M6564-3

KIA Visto 2002 Biru Tua Metalik 36jt.IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/05/ 2016.Jl.A.Yani Km 17, city walk citra graha HUB:081351184384/05116747110 B00001.2016M7182-5

MITSUBISHI Colt L 300 2006 Coklat Tembakau 60jt.IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/ 05/2016.Jl.A.Yani Km 17,city walk citra graha HUB: 081351184384/ 0511-6747110 B00001.2016M7183-5

T 120 SS PU 2013 Hitam Kanzai 49Jt.IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/ 05/2016.Jl.A.Yani Km 17,city walk citra graha HUB:081351184384/ 0511-6747110 B00001.2016M7187-5

MERCEDES BENZ C 240 2001 Hitam Metalik 85jt.IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/05/ 2016.Jl.A.Yani Km 17, city walk citra graha HUB: 081351184384/05116747110 B00001.2016M7185-5

SUZUKI CARRY 1.5 flat deck PU 2002 Hitam 23jt IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/ 05/2016.Jl.A.Yani Km 17,city walk citra graha HUB:081351184384/ 0511-6747110 B00001.2016M7179-5

Carry ST 150 2010 Hitam 40jt. IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/05/ 2016.Jl.A.Yani Km 17,city walk citra graha HUB:081351184384/05116747110

B00309.2016M6263-3

B00001.2016M7180-5

MUTIARA AC Mlyni:Servis AC Pasang/Bongkar psg AC,Perbaikan AC&CCTV.Hub:085246528168/ 085332146705

Carry Futura 2011 biru 23jt. IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/05/ 2016.Jl.A.Yani Km 17,city walk citra graha HUB: 081351184384/05116747110

B00001.2016M5569-3

TARYO TEKNIK servis ditempat TV, kulkas,AC,msn cuci,dispenser,dll. Hub.087815875399/08215917 1487. B00644.2016M6318-3

TEKNIK ELEKTRONIK Mnrma Pnggl prbaikn TV,LCD,LED,DVDVCDdll 085249862129/085100406535/ 08152115733 B00091.2016M6555-3

B00001.2016M7188-5

TOYOTA

B00001.2016M7184-5

PENDIDIKAN KURSUS

LAIN-LAIN

LKP Berkah Jaya Kursus Mengemudi 5xPertemuan= Rp.350.000 HP081 251543873-081251073144 BBM 7C4F9937

B00001.2016M6673-3

Dcr.Sls Pria/Wnt brpnglman min SMA-D3. Lmrn Jl.Pramuka sblh Ruko AKARI.082157736118/ 0511325 1749 B00001.2016M6688-3

FILTER AIR GLOBAL FILTERINDO. Spclist Depo Air Isi Ulang, Water Treatment, UVRO(Reverse Osmosis),Alkaline BioMineral/Energi,Ozon,Extra OKSIGEN O2 Std DEPKES RI, Byk Bns S.part Lkp. Hrg Mulai 16jt Cash/ Krdt. Hub : 0511-3268289/081621 2136/0811503331 PIN BBM: 24C5336D Water Filterindo Agen Pmsngn Depo Air Minum Harga Mulai 16jt Cash/Krdt,Srvce & Prlngkpn Lkp Djamin Trm Order Dlm & Luar Kota 082153112499/085249581433/ 085386680001, BB:291E300C. B00671.2016M6348-6

LAIN-LAIN

B00001.2016M6484-3

Mutiara Kursus: Salon,rias, pngantin,mjht,barbershop,lls lsg krj. Hub.082137546801. B00746.2016M5633-3

PENGUMUMAN KEHILANGAN

WISATA Tour Lombok 4hr3mlm, berangkat 15 Mei. Pendftrn ALYA TOUR BJM 085348114777 PIN BB 596D9414 B00019.2016M6438-3

ALAT BERAT LAIN-LAIN DIJUAL/Direntalkan Exc.PC130, tahun 2010,HM 2000an,Hubungi: 0811 500 519 B00661.2016M6519-3

BANJARBARU PELUANG USAHA LAIN-LAIN Trm plthan utk mjadi Therapist Spa dgn Tng Pelatih yg profesional,tmpt Ixora Spa Htl Roditha Bjb. Info 085 248546669 B00599.2016M6544-4

PENDIDIKAN KURSUS

CV.Mulia Jaya Sakti distrbutor Rak Gudang & prlngkpn Rak Mini Market. Hub.Jl.Pramuka Km.6 Rt.8 No2A (0511)3274398/0851007700365

Kursus Private Nyopir 2 hr jmn bs Hub.sgr. Alfisya Jl.Biduri No.12 Amaco Bjb HP: 081351838688

B00119.2016M6189-4

B00018.2016M6713-3

PROPERTI

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

JUAL RUKO

4 Unit Rmh T45 siap huni dlm kota Bjm,ltk sktr Jl.Zafri Zamzam RS Suaka Insan,bngnan brkualitas,bs krdt. Hub.Rendra 081293883097

Djl Ruko, Lokasi Sangat Strategis Sekitar Bundaran Simp.4 BJB yg minat hub.08152127864

B00001.2016M6725-4

Dijual Cpt rmh LT 200m2 LB 180m2 Komplek Persada Mas 08125017 308 dan 081348104895 B00006.2016M6478-3

Dijual Rmh Type55 Bangunan Cor permanen Jl.Dharma Bhakti & Dharma Budi KM5 Hub 081348 682006 B00001.2016M6590-3

Dijual rumah Kontrakan 2buah hasil Sewa Rp.1,8jt/bln Jl.Jahri Saleh Sultan Adam 081348682006 B00001.2016M6596-3

Djl rmh Bangunan Cor Permanen T50,T70 DP Nego Jl.Sungai Lulut Pesona MJ Perdana I. 08134868 2006 B00001.2016M6660-3

Djl Rmh+Prbot Komp.Rina Karya Rp775jt nego.Bs Sewa rmh 2th Rp40jt.081348394001 B00001.2016M6196-3

RUMAH DIKONTRAKKAN/ KOST Dikontrakn rmh bunyamin residen blok E-136 Fas:2KM,tdr, KM,WC, PLN,PDAM Hub:085347885607 B01718.2016M6132-3

Dikontrkn rmh Jl.Cempaka XI No.50A RT05 RW 07 3KT,3KM/toilet/2/grs. Hub.0511-3353609/0812 51771771/081351005151 B00001.2016M6514-3

Kost Mgg/Bln Fas Lkp+Perabot WC Dlm AC TV Kbl Komp.Dharma Jl.A. Yani Km 5 08115181081/0811513 877 B00001.2016M6464-3

Avanza G 2010 Hitam Metalik 80jt. IKUTI LELANG JBA MOBIL tgl 11/05/ 2016.Jl.A.Yani Km 17, city walk citra graha HUB:081351184384/05116747110

LOWONGAN KERJA

1)Arsitek P/L Max25Th bs autocad/ sketcup dmsl Bjm 2)Adm p max25Th bs Lap Keu&neraca 08534789 2907

PERLENGK.RT

B00706.2016M6330-8

Dijual 3 unit Dutra 125,130, tahun 2005,2008. Yang berminat Hub.Ayu 0511.3360088,hp.08125118198

B00001.2016M5750-4

PASHA RENTAL BJM Mnywkn Khss Avanza Hrian/Mggn/blnn pakai Spr/ Non Spr. 085106070040

B00001.2016M6690-7

B00581.2016M6396-3

TOUR & TRAVEL

TANAH DIJUAL Tanah shm daerah palem bjrbaru kurang lebih 40x200m telp. 0813 51700223 B01041.2016M5849-3

Tnh di Jl A Yani km 12,200 pggr jl L.31,8m2,P.352,5m2 SHM. Ayu 3360088 HP 08125118198 B00554.2016M5627-3

Tnh letak strategis. Bumi Melati Permai km6 uk 10x18 SHM tnp perantara HP 081226816999 B00001.2016M6574-3

SEWA RUKO Dkont ruko 1pnt,3Lt Jl.Veteran arah Pramuka,ditengah mandiri dan indomaret,strtgs pggr jln, parkir luas, uk.5x25,120jt/th Hub.0819525 78880 B00001.2016M6545-5

JUAL TOKO

Dibthkn sgr Kasir & Karywn Toko P/ W pend.min.SMU,diutmkn bs Komptr, jjr & sopan. Lamaran antr Pia Galuh Jl.Hasan Basri K.Tangi 1 No.91 Rt.4 Rw.2. 082163691537

1 (Satu) Buah Buku BPKB Spm Merk Honda Tahun 2010 Warna Hitam DA 2159 VI No.Ka.MH1JB8117AK5 40840 No.Sin.JB81E-1536138 No.BPKB. H 01310447 M An. AGUSTINUS NADEAK

Dijual Toko Di Duta Mall Lt.Dasar Blok J20 Harga 1,750M Hubungi 085651005500/085386427476, NEGO TP

B00001.2016M6728-5

B00001.2016M6689-6

B00001.2016M5864-3

B00001.2016M6716-3

MARTAPURA PROPERTI RUMAH DIJUAL Dijual Rmh Mkn L:500m2 Lok. Jl.Sekumpul Sebelum Kubah makam guru sekumpul Mtp Hub: 0813494 96155 B01638.2016M6073-3

TANAH DIJUAL Alkah Pemakaman Al- Barokah Sekumpul Mtp Uk.2x1m Hub: 0853 50509395 - 081250057342-08134 9496155 B01638.2016M5657-3

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

RABU SELASA

13 JANUARI 10 MEI 2016 2016

9


10

Tribun Jual Beli

SELASA RABU

10 MEI 2016 2016 13 JANUARI

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

BANJARMASIN H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

Ovr krdt Komp Karya Budi Utama Raya III No23 Rt12 Blok C Km7,9 Hub085248936774 V.0001-15/4(ktr) Harga 60jt Nego

Dijl Rmh T36+dapur 2Kt Jl Manarap Km8 Gg H Usdar Hub 085349537999 Hrg 150jt Nego V.0001-30/4 (Ktr)

Dijl cpt T82 Kt2 Km2 Bjb Jl Tarunapraja 3 dkt PLN BPG& JPOK 081250019972 V.0001-15/6(hmd) Hrg 270jt Nego

Rmh Semi permanen S.Andai Herlina Blok C No130 Lt100m2 Hub08215440997 Hrg 150jt Nego V.0001-30/11 (hmd)

Djl/ovr krdt Jl Pdt Karya Komp Perdana Mandiri Blok G Jlr 6 No118.081253990662 Hrg 150jt Nego V.0001-12/1(metty)

Rmh sp huni T45+ Jl Mahligai Km7 Komp Istana Alfaza 081250514000/082350514000 V.000-31/11(alam) Hrg 267jt Nego

Rmh T36/140 di Jl Mahligai Pal 7 dkt Bunyamin 3 Hub 0816974939 Hrg 215jt Nego V.0001-15/5(ktr)

Djual Rmh baru T.50 Lt 80m2 Jl Padat Karya Benua Anyar Hub 081349313000 V.0001-30/11(hdn) Hrg 220jt Nego

HARGA DIATAS 300 JUTA

Djl Cpt Rmh pinggr jln Jl Simp Tangga Rt37 No.1 Jlr 1A Lt15x25 Hub085248806806 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 1,35 M Nego

Dijl Kost 22 Kmr samp Gdng Wnt 40m dr Jl Utama Ktangi Hub081251369456 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 850jt Nego

Djl Rmh Jl Pandu Gg V No.7 Lt.195 M² Lb132M² Hub081349776968/081351092005 V.0001-15/4(ktr) Hrg 600jt Nego

Djl Jl Pramuka Komp Rahayu Pembina Djl Komp Pondok Indah Blok 3 Jl Sutoyo S Kt 4 Km 3 AC 1 Grs luas,085347719008 3 No4 Rt32 Hub 082270811000 V.0001-30/5(alam) V.0001-31/5 (ari) Hrg 650jt Nego Hrg 900jt Nego

Djl rmh+prbtn,3KT,3KM,3AC,SHM,Komp. Rina Karya Km.8,2 Hub081348394001 V.0001-15/4(hasfi) Hrg 775jt Nego

Dijl Rmh Kopel 4KT/ 2Km Jl Pramuka Gg manunggal. Serius hub 085108892525 V.0001-15/3 (ktr) Hrg 485jt Nego

Rmh Lt300 Lb240 Jl HM Yusuf jlr 2 no42 Pondok metro indah KTangi 082159897060 V.0001-30/4(alam) Hrg 1,1M Nego

Dijl rmh baru Jl S Adam ( J Saleh) + prbt Lt10x35m2 SHM TP 082111343017 V.0001-30/4(hafiz) Hrg 1,1M Nego

Dijl Ruko Jl Gerilya dpn Graha Mahatama no6 2Lt dikont foodmart 082352549222 Hrg 1,2M Nego V.000-7/6 (hafiz)

Djl/dikontrkn rmh fas lkp ada 3bh kmr & ada AC hal luas 081258474073/085101204243 V.0001-13/5(ktr) Harga Nego

Dijl Rmh Jl Mahligai Km7,2 Komp Mahligai Indah I 2Kt 1Km hub082153661515 Hrg 365jt Nego V.0001-15/2 (ktr)

Djl cepat T100 Jl A Yani Km 8 Komp Ratu Asri 3KT 2KM TP Hub 081350222429 V.0001-31/5 (wahyu) Hrg 620jt Nego

Djl Hook Jln Gatot Subroto 7 Lt 460, 2 Lantai 6 Kt 6 Km Hub081258421954 Harga 3M Nego V.0001-15/4(rian)

Dijual Ruko 2 Lt 3 pintu uk4x20 Jl Cempaka Raya Hub 085249729944 V.0001-5/4 (Alam) Hrg 1,55M Nego

Djl di Bunyamin Residence Blok B/74, LB100,LT144 SHM/TP 081349555553 Hrg 575jt Nego V.0001-15/4(metty)

Djl cpt T120+Isinya Jl.S.Adam Komp.S. Adam Permai C2 No34. 082154292342 V.0001-15/4(ktr) Hrg 575jt Nego

Dijl/digadai Rmh Komp AMD Blok H1 No38 T36+ sdh renov Lt keramik 085248 806806 TP Hrg 350Jt Nego V.0001-30/4 (ktr)

BANJARBARU - LANDASAN ULIN HARGA DI ATA S 300 JUTA

Djl rmh 2lt Jl.Taurus III/1 Komp.Bumi Cahaya Bintang Bjb,5KT,3KM 082154146789 V.000-15/4(hsi) Hrg 1,2M Nego

Dijl Rmh Lt13x15m2 Kt2 Km2 Jl P Suriansyah Gg Sawi No55 Bjb Hub082154381226 V.0001-15/4(ktr) Hrg 400jt Nego

MARTAPURA

H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

Dijl Tnh + Gdng L700m2 SHM siap pakai Jl A Yani Km 21 Jl Sriwijaya 081938262766 V.0001-15/4 (mety) Harga 1M Nego

Komp Griya Ulin Permai LT.140 M² Lb101,5 Dijl Cpt T150 KT4 Komp Permata Bunda C24 M² 3KT,3KM,900 W,Hub: 085247865559 Sei Ulin Bjb 081348617499/087851811046 V.0001-15/4(ktr) Hrg 280jt Nego Hrg 160jt Nego V.0001-3/5 (ktr)

Dijl cpt BU Toko Jl Taruna Praja dpn Komp Sahara uk4x10 SHM IMB 081349558970 V.0001-3/5 (ktr) Hrg 260jt Nego

HARGA DI ATA S 300 JUTA

T36 Lt10x15 dpn Komp.IndrasariPermai2, 085249894593/081348820999/5B184702 V.0001-15/5 (rian) Hrg 300jt Nego

BANJARMASIN

Djl pinggir Jl A Yani Km8,5 dkt Ktr Kec. Abuk 08125153418 Jani 081348807335 NoSMS TP V.M6570-14/5(ktr) Harga Nego

Djl Jl.Gatsu X No88(tembus Siaga II) lt400m2 lb300m 2 Hub081250077699 TP V.M6538-2/6(alam) Hrg 1,75M Nego

Djl cepat rumah Jl. Komplek Posindo Sungai Lulut Hubungi 085249616111 Hrg 150jt Nego V.M6119-3/5(irawan)

Dswkan Ruko 3 LT. Jl. KS. Tubun Sbrng Indomaret. Lksi strtgs 081805445373 V.M5879-20/5 (wahyu) Harga 45jt Nego

Komp Bumi Ling Basirih Jl Rajawali V Blok 1B No17 Pln PDAM 085249775448 no sms Hrg 375jt Nego V.M6345-9/5(ktr)

Kntrkn rmh Km 8,4 Komp.Rina Karya Blok Asoka KT3 LB90 Hub081351625987 V.M6662-27/5 (zalvi) Harga Nego

Rmh T45-70 Jl Belitung Gg AA Bjm Harga mulai 335jt

V.M6517-1/6

Rmh T110 +kanopi+pagar+Taman+ Carpot Komp Melati Indah Rt6 Gg Sri Rejeki Harga mulai 650jt V.M6517-1/6

Hubungi 0812 5353 3568 / 0812 515 9979

Djl rmh Kontrakan 5 Pintu Martapura hasil 2,5jt/bulan Hub085346034567 V.0001-15/4(rian) Hrg 500jt Nego

Djl rmh + toko 2,2 pintu sp,pakai lok: pinggir Jl Sekumpul Mtp 08115129749 tdk sms V.0001-30/5(hsi) Hrg 700jt Nego

BANJARBARU

Djl rmh Jl Bumi Mas Raya Lt200M² Lb120M², 4KT, 2KM, AC Hub081258987888 V.M5323-5/5(ktr) Hrg 900jt Nego

Djl T45 Komp Griya Permata Jl.Permata Raya 1 No.63 R.t13 Hndl Bakti 081349615959 V.M5594-11/5(ktr) Hrg 175jt Nego

Djl rumah Citraland Full Furniture Lt10x20m2 4kt 2km 4AC 081350221951 Harga Nego V.M6353-9/5(ktr)

Djl Komp Griya Permata Persada Indah 1 No69. Hub08115008086/081253014211 V.000-10/5(mega) Harga Nego

Djl/disewakan Ruko br 2 Lt.lok.strtgs Cempaka Sari Hub081348582888 V.M6088-2/5(Ktr) Harga Nego

Komp.BPI Jl Bukit Jaya Wijaya K22 Lb100 Lt126. 08133099099/081250420936 V.M6739-13/5(dyt) Hrg 250jt Nego

Dijual Toko 1 Lantai Jl.Mesjid Jami BJM Hub 0811504448 V.M6066-2/5(Ktr) Hrg 490jt Nego

Dijl Rmh Lt9x14 2Kt 1Km Hal PLN Pdam Jl Mantuil Hub 081349529164 Hrg 150jt Nego V.M6490-7/5 (ktr)

Disewakan rmh Tengah Kota -Veteran Bjm Hub 08170734302/08125503718 V.M6123-13/5(ktr) Harga Nego

Djl Jl Trans Kalmntn Komp Handil Bakti Indah No77 Hub08115008086/081253014211 Harga Nego V.000-10/5(mega)

Djl Gudang di Duta Warehouse NoB9, Uk12x30 L360m² Hub082130301616 V.M6218-27/5(metty) Harga 2,5M Nego

Djl rmh di Griya Utama Trikora 1, Lt172 Lb 110 siap huni Hub 085350047073 Harga Nego V.M5483-8/5(dayat)

Komp. Citra Karya Abadi No5 Rt9 (sblm terminal Handil Bakti) 085251920005 Harga Nego V.M6199-25/5(iari)

Djl cpt ruko 2 Lt Jl.Sulawesi Psr Lama Bjm, list,PDAM,hrg nego smpi jadi 08125103136 V.M6440-29/5 (hdn) Harga Nego

Dijual rumah T75 Komp AMD Permai Blok A9 No4 Hub 081251032193 V.M5350-5/5 (zalvi) Hrg 675jt Nego

Djl Jl.Mahatkasan Komp.Kenaungan Jaya II No.56. Hub:082157787737 Harga Nego V.M6659-28/5(Ktr)

Djl TP Lt198 3KT 2KM 2AC,Gorden Komp Tlg Intan 8A Jl Cemp Raya 082151750808 Hrg 695jt Nego V.M6468-8/5(Ktr)

Jl Pramuka No 11 Bjb Lb 9 x 15 Lt 12,5x 25 Kt 4 Hub 081349494350/082150594620 Hrg 950jt Nego V.000-17/5(dayat)

Dijl Rmh Jl Kayu Balau No27 Komp BIP Lt10x15 bngnn 100m2 Hub08125034654 V.M6291-4/5 (why) Harga Nego

Perlu dana cpt dijl Ruko Uk8,5x24 Handil bakti Hub 085332383065 V.M6643-6/6 (hasfi) Harga Nego

Dijl rmh T100 SHM Jl S Adam Komp Taek wondo Jlr 3 dpn Fasum fas ok 08125016535 V.0001-19/5 (hasfi) Hrg 985jt Nego

Dijl Rmh Jl Rawasari Komp Pondok sari 2Kt 1Km Hub 08135100600/081372792300 V.M5740-5/5 (hasf) Harga Nego

Rmh T45 Lt122m2 SHM 1Km 2Kt AC Dpr Jl Tirta Darma Km6 hub08970610382 V.M5850-18/5(Ktr) Hrg 340jt Nego

Djl cpt + isi Jl Sidomulyo Raya L.Ulin Lb. 8x 11 Lt. 16 x 42.5 Hub 081351642979 V.M5986-20/5 (dyt) Hrg 950jt Nego

Djl Ruko 3LT (hook) Uk.4x12m Komp. Prtkoan Q-Mall Bjb Hub08115010407 V.M6582-3/5(irawan) Harga Nego

Dijl Cpt Hok Jl Pendidikan Citra permata biro Skp Mtp 4Kt 085246212649/082357324988 V.M6501-14/5 (dyt) Hrg 390jt Nego

Lt 140 m 2 SHM Komp Borneo Indah Jl Mahoni Blok F 12 L Ulin 081258413000 Hrg 400jt Nego V.M5949-20/5(dayat)

PELAIHARI

Jl A Yani Km 35 Bati2 (Lok strgs pinggir jln) Lt. 10 x 50 Lb. 120 M2 081528334512 V.000-30/5(dyt) Harga Nego


Tribun Borneo banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Barang Jualan Sayuti Masuk Air PELAIHARI, BPOSTPembangunan Inftastruktur berupa jalan dan sejumlah jembatan di Desa Pantai Harapan, Kecamatan Bumimakmur, Kabupaten Tanahlaut, sangat memprihatinkan. Itu karena semua jembatan yang terbuat dari kayu ulin itu tidak memiliki pagar di sisi kanan dan kiri. Kondisi kayu jembatan itu sa-

ngat lama sehingga lapuk termakan usia. Tak hanya itu, lantai badan jembatan juga banyak yang hilang. Padahal, semua jembatan di Desa Pantai Harapan hanya bisa dilintasi kendaraan roda dua. Mulyadi, warga Desa Kurau mengaku jembatan itu dibangun saat dirinya duduk di bangku SMP pada 1990 silam. Itu saat program

ABRI Masuk Desa. “Tidak ada yang sulit bagi pemerintah kalau ingin memperbaiki jembatan ataupun akses jalan di Desa Pantai Harapan. Dulunya malah memakai kelotok kalau mau ke Desa Pantai Harapan dan kami bisa melalui jalan darat meski menggunakan kendaraan roda dua,” katanya. Dialami Sayuti, warga RT2 Desa Pantai Harap-

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

10 MEI 2016

likes: BPost Online

11

Warga Kecewa Bupati Tidak Hadir

an, jatuh dan masuk sungai bersama barang sembako jualannya.”Saya korban akibat jembatannya tidak diperbaiki,” keluhnya. Kepala Desa Pantai Harapan, Bahrul Maji, mengaku sudah mengusulkan perbaikan jembatan Sungai Nyamuk dan jembatan lainnya untuk mendapatkan perbaikan dari pemkab.(tar)

KOTABARU, BPOST - Empat calon kepala desa dan belasan orang pendukungnya kecewa karena pertemuan di Kantor DPRD Kotabaru ternyata ditunda, Senin (9/5). Sedangkan mereka datang dari tempat yang jauh, tiga setengah jam dari Desa Bangkalaan Dayak, Kecamatan Kelumpang Hulu, menghadiri pertemuan di ibu kota kabupaten. Agenda utamanya adalah mempertemukan dua kelompok yang berbeda pendapat terkait pilkades, salah satu

pihak minta tunda sedangkan kelompok lainnya justru minta tetap dilaksanakan. Hasil akhir kemarin, ternyata ditunda dengan batas waktu tidak ditentukan. Sebabnya, ketidakhadiran Bupati Sayed Jafar selaku pengambil kebijakan mengenai pro dan kontra melaksanakan pilkades. “Kecewa. Kami sudah datang jauh-jauh, banyak mengeluarkan ongkos dan tenaga, pertemuan ditunda karena Bupati tidak hadir. Tapi kami siap datang

lagi, bila dewan mengagendakan kembali pertemuan ini,” kata M Jayadi, warga sekaligus koordinator kelompok pro pelaksanaan pilkades, dengan nada mengeluh. Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD) Kotabaru, Hasbi M Tawab, saat dikonfirmasi, membenarkan penundaan pertemuan karena ketidakhadiran pejabat pemkab selaku pihak pengambil kebijakan. Dan tidak bisa memastikan kapan diagendakan pertemuan serupa. (sah)

Sungai Pagatan

Terancam Tumpukan Sampah BATULICIN, BPOST - Sudah lebih satu bulan Pasar Senggol di Pagatan, Kecamatan Kusan Ilir, Kabupaten Tanahbumbu, difungsikan. Namun para pedagangnya merasa risih karena sampai saat ini tidak ada tempat pembuangan sampah (TPS). Meski mereka menilai kondisi tempat untuk transaksi jual beli sangat nyaman, namun menjadi merasa serbasalah karena masyarakat langsung membuang sampahnya ke Sungai Pagatan yang berada di depannya. Karena untuk menuju tempat pembuangan sampah, mereka harus menempuh jarak yang cukup jauh. Pedagang ikan, ayam dan daging serta sayur yang menghuni Pasar Senggol mengharapkan adanya TPS. Karena bila tidak ada, maka sampah bisa dipastikan bakal menumpuk di sungai tersebut. Seperti yang diungkapkan seorang pedagang sayur, Wati. Dia mengeluhkan belum adanya TPS itu karena setiap hari dagangan memiliki sisa atau sampah yang harus dibuang. Saat ini dirinya masih memanfaatkan

TPS yang ada. “Sekarang ini, TPS yang ada jaraknya cukup jauh. Saya tidak masalah. Tapi saya harap, tetap ada di dekat pasar kita ini,” lontarnya, Minggu (8/5). Begitu juga dengan harapan pedagang yang satu ini, Deni. Dia juga mengeluhkan hal itu. Sisa sampah biasanya sudah pasti ada. Namun sekarang ini masih belum ada tempat sampah di Pasar Senggol ini. “Sampah pasti ada. Harusnya memang ada tempat sampah di Pasar Senggol ini. Kalau tempat sampahnya jauh, akan banyak yang memilih membuang sampah ke Sungai Pagatan,” urainya. Sementara itu, seeorang pembeli, Janiarti, sangat merasakan manfaatnya keberadaan Pasar Senggol yang baru difungsikan. Karena dirinya sangat merasa nyaman membeli keperluan sehari hari. Terta tidak merasa kepanasan dan berdesakan seperti di pasar sebelumnya. Namun yang menjadi permasalahan adalah tidak ada tempat pembuangan sampah. Tata kelola kebersihan-

nya masih belum maksimal. Akibatannya, banyak yang membuang sampah ke sungai. “Dinas Pasar harus cepat memberikan solusi. Bila dibiarkan, lebih banyak yang membuang sampah ke sungai, bakal makin banyak masalah,” tekannya. Terpisah, Kepala Bidang Kebersihan pada Dinas Tata Bangunan dan Kebersihan, Herry, saat dikonfirmasi, mengatakan untuk lokasi pasar tersebut bukan kewenangannya dan masih dari Dinas Pasar. “Kalau lokasi pasar, pengelolaan sampahnya kewenangan Dinas Pasar. Pengangkatannya tugas kami. Tapi nanti kami koordinasikan dengan Dinas Pasar untuk mencari solusinya,” janjinya. Sebelumnya, Sungai Pagatan ini sudah dua didera persoalan pencemaran. Pertama, sekitar awal 2015 yang diduga dari aktivitas perusahaan. Kedua, awal 2016 dan diduga karena sebab yang sama. Sekarang, dari sampah akibat ketiadaan tempat penampungannya. (hid)

BANJARMASIN POST GROUP/MAN HIDAYAT

MENYENANGKAN

- Suasana di tempat jual beli ikan di kompleks Pasar Senggol yang dirasakan para pedagangnya cukup

nyaman.

Pedagang Minta Dinas Pasar Tegas z Toko Berubah Fungsi Menjadi Gudang KOTABARU, BPOST - Komitmen Dinas Perdagangan dan Pasar (Disdagsar) Kotabaru dipertanyakan. Itu menyusul wacana instansi tersebut mengembalikan fungsi toko di Kompleks Pasar Kemakmuran yang beralih fungsi menjadi gudang penyimpanan barang. Seperti di los pasar Blok C, beberapa pedagang mempertanyakan komitmen Disdagsar. Karena sejak wacana digaungkan sampai sekarang belum ada upaya yang telah dilakukan. Beberapa buah toko di los pasar tersebut masih berfungsi untuk gudang. Seorang pedagang meminta namanya tidak disebutkan, meminta Disdagsar tidak hanya komitmen, tapi tegas terkait wacana penertiban terhadap toko-toko yang beralihfungsi menjadi gudang. “Disdagsar harus tegas. Sebab selain tidak sesuai fungsi, toko dijadikan gudang membuat lingkungan

jadi tidak bersih,” katanya. Apalagi ketika ada kegiatan yang dilakukan para pekerja di lokasi penyimpanan itu, selain menimbulkan debu. Tetapi juga membuat suasana ketidak nyamaman pedagang lain ketika ingin melakukan aktivitas di lokasi tersebut. Sekretaris Disdagsar Kotabaru, Zulkifli, menegaskan, pihaknya tetap komitmen melakukan penertiban toko yang beralihfungsi menjadi gudang. Tidak kecuali pedang di lokasi pasar sayur. Menurut Zulkifli, rencana penertiban itu pihaknya bekerjasama dengan Satpol PP dan juga kepolisian. Hanya, penertiban belum bisa dilaksanakan dengan alasan terkendala anggaran. “Sebenarnya penertiban sudah dilakukan secara perlahan, tapi belum maksimal. Apa yang bisa dikerjakan, itu dulu yang dikerjakan. Soalnya, belum ada tambahan anggaran,” jelasnya. Ditambahkan Zulkifli, pi-

BANJARMASIN POST GROUP/HELRIANSYAH

GUDANG - Salah satu gudang di lingkungan Kompleks Pasar Kemakmuran.

haknya juga sudah melakukan sosialisasi. Menyebar surat edaran ke pedagag dan pemasangan spanduk terkait penertiban alih fungsi toko tersebut. “Sudah dilakukan sosialisasi dan melalui surat edaran, tidak ada kendala saat pelaksanaan di lapang-

an nanti. Jumlah toko yang beralihfungsi tidak banyak, ada sekitar 10 sampai 15 buah,” katanya. Ditambahkan Zulkifli, beralih fungsi toko menjadi gudang penyimpanan barang karena sebelumnya pedagang tidak berminat menempati. (sah)

1005/B11


12

Tribun Borneo

SELASA

10 MEI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Vitrianson Janji Periksa Uang Pungutan KUALAKAPUAS, BPOSTSekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Selat di Kota Kualakapuas, Kabupaten Kapuas, Kalteng, ditengarai melakukan pungutan kepada siswanya. Dugaan ini disampai secara resmi Ketua Umum HMI Cabang Kapuas Irfan, Senin (9/5. “Bukan nominalnya yang diperhatikan, namun dengan hal ini banyak orang yang dirugikan akibat perilaku menyimpang yang patut diduga,” ujarnya. Rinciannya, dana perpisahan Rp 205 ribu per siswa kelas XII dan Rp 25 ribu per siswa kelas X dan XI. Ada juga penjualan jas almamater Rp150 ribu per baju per siswa dan penjualan kalen-

der Rp 25 ribu per siswa. Kepala SMAN 3 Selat Kualakapuas, Dwi Hariyanto, pun membantahnya. Katanya, dana perpisahan adalah kesepakatan siswa dan pelaksanaannya berlangsung di gedung. “Siswa yang ingin begitu. Yang mengumpul dana juga mereka sendiri dan ada siswa yang mengoordinasikan. Untuk kelas X dan XI juga diminta bayar karena mereka juga nanti hadir. Uangnya untuk ganti biaya konsumsi,” jelasnya. Mengenai jas almamater, katanya, tidak bisa dianggarkan melalui dana sekolah. Siswa menebus Rp150 ribu. Untuk kalender tidak wajib menebus.

Ditanya apakah beberapa hal ini sudah melalui kesepakatan rapat dengan pihak komite atau orangtua siswa, dia mengakui tidak. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kapuas, Vitrianson yang dikonfirmasi via telepon mengatakan bahwa dirinya sedang berada di luar kota. Namun pihaknya akan meminta kabid dan kasi yang membidangi untuk menindaklanjuti laporan ini. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kapuas, Vitrianson, saat dikonfirmasi, mengatakan sedang berada di luar kota. Namun berjanji akan meminta stafnya untuk menindaklanjuti laporan ini. (jd)

Siswa Nasihati Teman Sekolah PALANGKARAYA,BPOSTMencegah obat-obatan terlarang merambah pelajar Kalteng, dibentuk sekolah bebas narkoba. Itu diungkapkan Kadisdik Kalteng, Damber Liwan, tentang sekolah terbebas dari barkoba sebagai percontohan. Sedangkan cara menjaganya, membina siswa sebagai konselor untuk menjadi teman konsultasi antarsiswa. “Dengan cara demikian, diharapkan bisa menjadi rekan curhat sesama siswa

jika ada yang mengonsumsi narkoba Inilah upaya kami agar narkoba tidak masuk ke sekolah,“ ungkapnya, kemarin. Kepala Dinas Pendidikan Kalteng, Damber Liwan, mengatakan,pihaknya sudah membentuk sekolah bebas narkoba sebagai sekolah percontohan, agar dalam sekolah tersebut tidak ada narkoba yang masuk, salah satunya membentuk konselor atau teman konsultasi sejawat untuk minta pendapat, yang

diharapkan, bisa menjadi rekan curhat sesama siswa jika ada temannya yang mengonsumsi narkoba.” Ini, sebagai upaya agar narkoba tidak masuk ke sekolah.” kata Damber. Sedangkan Pemko Palangkaraya akan bekerjasama dengan PMI untuk membina pelajar yang mengonsumsi narkoba. Seperti diungkapkan Wali Kota M Riban Satia, cara itu sebagai upaya mengantisipasi peredaran narkoba agar tidak merambah ke kalangan pelajar.(tur)

BANJARMASIN POST GROUP/JUMADI

TERONGGOK - Kapal susur sungai yang tak sempat dipergunakan dan akhirnya bocor dan karam, dibiarkan begitu saja di tepi DAS Kapuas, Jalan Kalimantan, Kota Kualakapuas Kalteng.

Riban Sebut Lolos di Wakil Wali Kota Janji Perketat Izin Perjalanan Dinas PALANGKARAYA,BPOSTKegiatan pejabat Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang melakukan perjalanan dinas ke luar daerah, namun di antaranya ditengarai lebih banyak jalanjalannya, mulai jadi perhatian M Riban Satia, Wali Kota Palangkaraya, Kalteng. Upaya yang dilakukanya, izin untuk melakukan perjalanan dinas keluar daerah pada tahun ini bakal diperketat lagi. Tujuannya, supaya anggaran tidak terkuras habis hanya untuk sekadar jalan-jalan. Kebiasaan perjalanan dinas lebih banyak jakanjalannya daripada menjalankan tugas yang sebenarnya, ditegaskan Wali Kota Palangkaraya, melihat dari foto-foto yang diunggah ke media sosial. Itu sering kali ditunjukkan mereka yang bepergian. Ketika ada yang melakukan perjalanan dinas keluar daerah, tidak canggung memajang foto-

fotonya di media sosial saat mengunjungi objek-objek wisata maupun sedang berbelanja di pusat perbelanjaan. Inilah yang kemudian mendapat perhatian serius Wali Kota M Riban Satia, diungkapkan saat melakukan pertemuan dengan perwakilan Lembaga Administrasi Negara (LAN). Bahkan sebelumnya, ia telah mengungkapkan hal yang sama di beberapa pertemuan. Ia juga menegaskan, PNS harus bekerja dengan baik dan mengurangi perjalanan dinas. Dan dirinya telah mengingatkan, memperketat izin perjalanan dinas keluar kota. Apalagi keluar negeri untuk kalangan pejabat. “Supaya, anggaran tidak terkuras untuk yang melakukan perjalanan dinas keluar daerah,” ceplosnya, kemarin. Menurut dia, sebenarnya sudah memperketat perja-

Ketika ada penugasan ke luar daerah ada hasil yang dibawa. Bukan sekadar minta stempel dari instansi lain M RIBAN SATIA Wali Kota Palangkaraya

lanan dinas sejak awal tahun ini. Namun tetap saja ada yang mengajukan jizin untuk perjalanan dinas. Ternyata ada yang bisa lolos karena yang berwenang memberikan izin tersebut bukan hanya dari Wali Kota, tetapi

juga Wakil Wali Kota. “Saya sudah memperketat, tetapi kadang tetap bisa lolos lewat Wakil Wali Kota. Makanya, mulai saat ini saya dan Pak Wakil lebih memperketat soal perjalanan dinas tersebut,” tekannya. Tidak hanya sampai di situ, Riban juga memerintahkan, setiap wakil pemko atau pejabat yang memang akan melakukan perjalanan dinas harus melalukan magang terlebih dulu. Ia mencontohkan, harus belajar tentang aturanaturan di lembaga atau melakukan kegiatan lainnya yang sifatnya magang. “Cara magang seperti itu mulai diterapkan dalam tahun ini, sehingga ketika ada penugasan ke luar daerah ada hasil yang dibawa. Bukan malah sekadar minta stempel dari instansi lain,” sindirnya tentang minta stempel yang berarti bakal mendapat uang tambahan dari hasil perjalanan dinas. (tur)

Ancam Pecat Pegawai Pemko Palangkaraya PALANGKARAYA,BPOSTBaru-baru ini Wali Kota Palangkaraya, Kalteng, M Riban Satia, mendapat laporan tentang pegawainya yang terlibat narkoba. Terbukti, Haga alias Iking (37), PNS di Dinas Bina Marga dan Pengairan dibekuk. Katanya, terpaksa menjual sabu lantaran banyak utang. “Gaji hanya terima Rp 800 ribu tiap bulan, sisanya untuk bayar utang,” akunya sambil tertunduk, Senin (9/5). Selain Iking, polisi juga menangkap Lambang Prawira alias Lambang (26) di Jalan Lintas ataul Trans Kalimantan Mahir Mahar. Disita, dua paket sabu. Seorang lagi, Suriadi alias. Kentung. (36) dengan barang bukti enam paket sabu.

1005/B12

Video: Oknum PNS sabu Kasubdit II Ditreserse Narkoba Polda Kalteng, Kompol Bagus Setiawan, mengungkapkan, PNS itu ditangkap Senin (2/5) di kiosnya, Jalan G Obos Ujung, Kelurahan Menteng, Kecamatan Jekanraya, Palangkaraya. Terpisah, M Riban Satia mengingatkan, tidak akan menolerir jika ada pegawia menyalahgunakan obat ter-

BPOST GROUP/FATURAHMAN

SITA SABU- Sabu dan tiga tersangka, Senin (9/5). larang. Apalagi mengedarkannya. “Jika vonisnya di atas batas yang ditetapkan,

tentu akan ada sanksi sesuai ketentuan hingga pemecatan,” ancamnya. (tur)


Tribun Forum banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

10 MEI 2016

likes: BPost Online

13

“Saya belajar, bukan eksekutif yang baik. Saya seorang pengusaha, dan saya kreatif. Saya harus pergi dan melakukan apa yang ingin saya lakukan”

Ingat Tujuan Awal Siring TAK punya lokasi wisata, terasa gersang; punya lokasi wisata pusing. Itulah yang terjadi di Kota Banjarmasin. Saat ini Kota Seribu Sungai punya tempat wisata di tepian Sungai Martapura. Setidaknya ada dua tempat yakni di antara Jembatan Pasar Lama dan Jembatan A Yani atau Dewi, serta di depan Balai Kota Banjarmasin. Kunjungan saat ini terutama pada akhir pekan terpusat di siring Jalan Piere Tendean. Keberadaannya sangat menarik minat warga dan pengunjung kota ini untuk datang. Melihat banyaknya pengunjung, pedagang pun berdatangan. Keluhan pun datang karena para pedagang menghalangi pengunjung. Ini disikapi Satuan Polisi Pamong Praja dengan membebaskan kawasan tersebut dari pedagang. Tidak ada kebijakan yang memuaskan semua pihak. Sejumlah pedagang pun protes. Melihat persoalan ini, kita perlu mengingat kembali fungsi dari lokasi wisata yang dibangun. Lokasi wisata dibuat untuk warga, bukan untuk pedagang. Apabila dibebaskan maka semua kawasan di kota ini yang ramai dilewati atau dikunjungi orang akan jadi tempat berjualan atau bahkan menjadi pasar. Lagipula, tidak semua orang yang berkunjung ke tempat wisata berniat berbelanja. Kalau sekadar membeli makan dan minuman ringan, wajar disediakan tempat untuk membelinya. Ini diberlakukan di banyak tempat wisata di tepian sungai di berbagai kota di dunia. Di Hongkong ada yang namanya Avenue of Stars. Tempat ini mirip siring Sungai Martapura. Di sana terdapat sejumah patung artis terkenal dari Hongkong seperti Bruce Lee. Tak ada pedagang kaki lima di sana. Pengunjung yang haus atau lapar bisa mendatangi beberapa tempat makan. Arus pengunjungnya juga teratur karena pintu masuk dan keluarnya dipisahkan oleh kedua ujung siring. Ada juga Merlion Park di Singapura. Keberadaan patung berkepala singa, berbadan ikan yang memancurkan air dari mulutnya di sana ditiru Pemerintah Kota Banjarmasin dengan membangun patung bekantan yang juga menyemburkan air. Sangat teratur dan bersih sekali di sana. Agak sulit membayangkan siring di Piere Tendean menjadi bersih jika banyak yang berjualan di sana. Adanya keluhan sejumlah pengunjung yang kesulitan mendapatkan makanan berat di siring, sebenarnya sudah diatasi oleh pemko dengan menyediakan lokasi khusus yakni di lokasi kuliner Mandiri. Di sana pengunjung bisa menyantap beragam makanan dan minuman sambil menikmati suasana sungai. Jika dirasa perlu, untuk mengakomodasi pedagang yang lain, bisa dibuat kawasan serupa di tempat berbeda. Toh, siring yang ada di Banjarmasin makin berkembang. Pemko tengah membangun kawasan siring di Sungai Baru. Melihat tumbuhnya kawasan siring, perlu memang dikelola secara lebih intensif. Ini juga merupakan usulan salah satu perancang siring sekaligus pengamat tata kota Bachtiar Noor. Dengan demikian tujuan pembuatan siring tidak melenceng. Selain untuk lokasi wisata, harus diingat tujuannya paling hulu dari program tersebut adalah untuk memelihara sungai. Selanjutnya menumbuhkembangkan kecintaan warga pada sungai. Ini tidak hanya pada sungai besar seperti Sungai Martapura, tetapi juga sungai kecil di kota ini. (*)

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail: redaksi@banjarmasinpost.co.id Penerbit : PT Grafika Wangi Kalimantan SIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) Direktur Utama : Herman Darmo HG (P) Rusdi Effendi AR Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

JERRY WEINTRAUB 26 September 1937 - 6 Juli 2015 Mantan CEO United Artists dan produser film di Amerika

Menjaring Petugas Haji Profesional

S H Saubari Kepala KUA Kec. Beruntung Baru Kankemenag Kabupaten Banjar

Ibadahnya petugas haji adalah memberikan pelayanan kepada jemaah, bukan dengan banyak berumrah atau beriktikaf. Ibadah petugas haji ada pada keaktifan melayani dan mengurusi segala kebutuhan jemaah...

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi: Musyafi' Wakil: Harry Prihanto Manajer Peliputan: Elpianur Achmad Asisten Manajer Peliputan: R Hari Tri Widodo Manajer Produksi: M Taufik Redaktur Eksekutif : Muhammad Yamani (Banjarmasin Post/Online), Mulyadi

Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari (Serambi Ummah) Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari Wakil: Agus Rumpoko Redaktur: M Royan Naimi, Alpri Widianjono, Mahmud M Siregar, Aya Sugianto,

Budi Arif RH, Mohammad Choiruman, Anjar Wulandari. Asisten: Ernawati, Idda Royani, Siti Hamsiah, Kamardi, Syamsuddin. Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Sudarti, Halmien Thaha, Murhan, Eka Dinayanti,

Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Mustain Khaitami (Kabiro), Hari Widodo, Ratino Taufik, M Risman Noor, Salmah, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi, Sofyar Redhani (Kabiro), Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Rendy Nicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal, Frans, Nurholis Huda, Aprianto, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani, Ahmad Rizky Abdul Gani, Milna Sari, M Fadli Setia Rahman, Muhammad Elhami. Fotografer: Kaspul Anwar Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012) Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext. 402, 405 Bagian Iklan: Ext. 113, 114 Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya, Telp (031) 8471096, 8483428, Fax (031) 8471163 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 Biro Palangka Raya: Jl RTA Milono Km 1,5 Palangkaraya Telp (0536) 3242922 TARIF IKLAN: Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris. Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan 1 Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% Harga Langganan: Rp 75.000/bulan Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

TELEPON PENTING BANJARMASIN PLN Kalselteng 4772520, 4772633, 4772261, 4772564 PLN Cabang Banjarmasin 3359050 PDAM Bandarmasih 3253617 PDAM Intan Banjar 4772061, 4782004 PDAM Barito Kuala 4799013 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjarmasin 4367171, 3360010 Kabupaten Banjar 6292009 Dinas Kesehatan Kalsel 3355661, 4364646 Dinas Kesehatan Banjarmasin 304863, 365177, 304803 Dinas Kesehatan Banjarbaru781588, 781588 Dinas Kesehatan Banjar 721203, 722387

Dinas Pendidikan Kalsel 363885, 363885, 353913 BANJAR Polsek Gambut 9243900 Kodim Martapura 4721488 Posko BPDB 4721113 RSUD Ratu Jalecha 4769454 BANJARBARU Polres Banjarbaru 2772266 RSUD Banjarbaru 4772380 Polsek Banjarbaru Kota 4772533 Polsek Banjarbaru Timur 7571543 Polsek Banjarbaru Barat 4705210 Koramil Banjarbaru 4772437 RS Syamsudin Noor 4705118

eminggu terakhir ini dipastikan adalah hari-hari paling sibuk calon petugas haji tahun 2016, karena pada Rabu (12/5) mereka akan menghadapi seleksi tahap akhir. Para calon akan beradu kompetensi manasik haji, penguasaan seluk beluk regulasi perhajian, kemampuan manajerial dan tidak terkecuali kemampuan berbahasa Arab dan Inggris. Sesuai petunjuk rekrutmen petugas haji yang ditetapkan Dirjen Haji dan Umrah, jumlah calon petugas yang lulus seleksi tahap I (2/5) masih dua kali lipat dari kouta yang dibutuhkan. Rilis dari Kanwil Kementerian Agama Kalsel menyebut, 19 orang masih harus bersaing memperebutkan 9 jatah petugas Tim Pemandu Haji Indonesia (TPHI), 17 orang memperebutkan 9 jatah petugas Tim Pembimbing Ibadah Haji Indonesia (TPIHI) dan 15 orang memperebutkan 6 atau 7 jatah petugas nonkeloter. Persaingan paling sengit terjadi pada petugas pembimbing ibadah. Sebanyak 11 dari 17 calon berlatar pendidikan S2, dan bahkan ada yang menjabat eselon III. Tentu saja kompetensi tak hanya dilihat dari jenjang pendidikan, tapi juga pengalaman, wawasan, komitmen melayani, integritas, kebugaran dan profesionalitas calon. Mengutip Dirjen Penyelenggara Haji dan Umrah (PHU) Abdul Jamil (25/2), setiap petugas harus dapat memberikan pelayanan, bimbingan dan perlindungan yang sebaik-baiknya kepada jemaah, karena tiga hal tersebut merupakan perintah undang undang. Dia pun berharap, pola rekrutmen tahun ini mampu menghasilkan petugas yang profesional, memiliki kompetensi yang mumpuni dan ikhlas melayani bahkan siap untuk tidak berhaji bila situasi dan kondisinya menuntut. Sementara itu, Direktur Pembinaan Haji dan Umrah, Muhajirin Yanis mengingatkan agar kasus gagalnya 10 orang petugas haji diberangkatkan pada tahun 2015 lalu karena alasan kesehatan tidak terulang lagi. Kejujuran dalam pemeriksaan kesehatan harus benarbenar ditegakkan.

Kompeten Kompetensi dasar yang wajib dimiliki semua petugas haji sudah tentu penguasan manasik, kemampuan berkomunikasi dengan baik dan kecakapan manajerial. Tidak peduli apakah dia Tim Pemandu Haji Indonesia (TPHI) ataukah Tim Pembimbing Ibadah Haji Indonesia (TPIHI). Jemaah haji adalah petugas haji. Kecuali masalah kesehatan yang notabene menjadi wilayah garapan Tim Kesehatan Haji Indonesia (TKHI), maka untuk segala hal --selain masalah kesehatan-- jemaah akan merujuk kepada petugas. Penguasan manasik dimaksud adalah penguasaan manasik standar yang sudah diputuskan pemerintah (MUI), yang diharapkan mengakhiri silang perbedaan pendapat fiqih. Penguasaan manasik menurut ragam pendapat fiqih, apalagi hanya pendapat mazhab tertentu saja, tak jarang membuat citra petugas haji menjadi “ngambang”. Petugas haji harus satu kata dalam menerapkan fatwa pemerintah, seperti pengambilan miqat di Bandara King Abdul Aziz untuk jemaah gelombang II, tidak bermalam di Mina sebelum wukuf di Arafah karena alasan regulasi Kementerian Haji Arab Saudi, mabid di wilayah perluasan Mina, kedisiplinan melontar jumrah pada waktu yang telah dijadwalkan dan kepatuhan pada aturan barang bawaan. Benturan pendapat antara petugas pemberi bimbingan manasik di Tanah Air dengan misi yang dijalankan petugas keloter (TPIHI dan TPHI) akan membuat jemaah bingung. Misalnya, tentang pengambilan miqat di Bandara King Abdul Aziz Jeddah. Meskipun MUI telah mengeluarkan fatwa berulang kali tentang sahnya mengambil miqat di bandar udara tersebut, tapi masih saja ada jemaah haji berihram dalam pesawat, dan bahkan sejak di embarkasi. Memang, petugas tidak boleh memaksakan kehendak atau pendapat, tetapi kesatuan kata antara petugas pemberi bimbingan manasik dengan misi yang dijalankan petugas keloter (TPIHI) diyakini dapat meminimalkan terjadinya perilaku “melawan arus” tersebut.

Hasil evaluasi atas tragedi Mina tahun lalu, salah satunya menyebut karena banyaknya pimpinan Kelompok Bimbinan Ibadah Haji (KBIH) yang mengajak jemaah bimbingannya melontar jumrah pada waktu afdhal, tanpa mematuhi jadwal melontar yang sudah diatur Kementerian Haji Arab Saudi. Ini bukti nyata bahwa sinkronisasi itu belum harmonis. Campur tangan pemerintah menata KBIH yang seperti itu memang belum dilakukan sampai pada tindakan ekstrem —memberangus izin. Untungnya, hal njleneh dan melawan arus’ tersebut tidak terjadi pada KBIH di Kalsel, sehingga dalam tragedi Mina yang merenggut ratusan jiwa jemaah itu, tidak menimpa jemaah haji asal Kalimantan Selatan. Untuk petugas TPIH, tentu saja penekanan pada aspek manajerial. Bagaimana mengorganisasi jemaah keloter, memberdayakan semua petugas yang ada di keloter, termasuk Tim Pemandu Haji Daerah (TPHD) dan Tim Kesehatan Haji Daerah (TKHD), mengoptimalkan peran ketua rombongan dan ketua regu, juga membangun komunikasi dan kerja sama yang baik dengan Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPHI) di Arab Saudi (petugas nonkeloter). Bila kemampuan manajerial ini dimiliki, tentu organisasi keloter akan solid dan jemaah akan terayomi dengan baik. Berjiwa Melayani Kita tentu sependapat dengan pernyataan Dirjen PHU bahwa petugas jangan hanya bekerja di belakang meja atau menunggu, tetapi harus proaktif, jemput bola, menanyakan, ketok pintu dan tanggap. Komunikasi dengan para ketua rombongan dan ketua regu harus intens. Petugas (TPHI, TPIHI, TKHI, TPHD dan TKHD) harus bersinergis, membuat program bersama dan melakukan pelayanan bersama. Selain itu, attitude melayani juga harus mendapat perhatian serius. Petugas harus ramah dan tidak membuat jarak dengan jemaah. Jiwa melayani, menurut para pakar psikologi, adalah inhern dan lahir dari kebiasaan keseharian. Ia tidak terbentuk serta merta dan ia juga tak bisa dibuatbuat. Jiwa melayani meru-

pakan bagian dari habitual formation yang inhern, yang tumbuh berkembang bersama pekerjaan, kebiasaan keseharian dan refleksi keimanan yang mendalam. Pola rekrutmen petugas TPHD dan TKHD juga harus mendapat perhatian serius dan benar-benar mengacu pada KMA No. 20 Tahun 2016. Jangan lagi ada kesan penunjukan TPHD dan TKHD bagian dari “balas jasa” politik atau strategi merangkul lawan politik oleh para gubernur atau bupati/ wali kota. Kita ingin TKHD dan TPHD dapat memainkan peran yang sama strategisnya dengan TPHI, TPIHI dan TKHI hasil rekrutan Kementerian Agama. Gagal diberangkatkannya 10 orang petugas tahun lalu karena alasan kesehatan, menjadi pelajaran bahwa kebugaran petugas haji tidak bisa ditawar-tawar. Perlu uji kesamaptaan untuk memastikan para petugas dapat menjalankan amanah berat sebagai “pelayanan haji”. Kalau misalnya standar kebugaran jemaah haji dituntut pada skala 70, maka petugas haji harus jauh lebih dari itu, misalnya 80 atau lebih. Adalah lucu, bila kemudian petugas haji lebih banyak “berkhalwat” karena kesehatannya yang menurun. Sebagai petugas keloter, dituntut selalu bergerak menyertai jemah, mendampingi dan membimbing jemaah kapan dan di manapun mereka berada. Karena itu, tidak berlebihan bila dalam proses seleksi, ditambahkan uji kesamaptaan seperti kemampuan dan ketahanan berlari mengitari lapangan bola beberapa kali, di samping hasil general check-up dari rumah sakit. Mengutip pernyataan Menteri Agama (20/4), ibadahnya petugas haji adalah memberikan pelayanan kepada jemaah, bukan dengan banyak berumrah atau beriktikaf. Ibadah petugas haji ada pada keaktifan melayani dan mengurusi segala kebutuhan jemaah, memastikan bahwa para jemaah telah mendapatkan pelayanan, bimbingan dan perlindungan yang sebaik-baiknya, sebagaimana diamanatkan Undang Undang Nomor 13 tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji. Wallahu a’lam. (*)

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 1.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening, fotokopi KTP, dan foto diri. Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih. Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu.

Kada Kawa Gasan Bausaha Airnya Keruh Mengandung Tanah BANJARMASIN - Kepada PDAM Bandarmasih. Leding di wilayah Km 5,5 samping Stadion Lambung Mangkurat Kompleks Bumi Kasturi airnya keruh dan selalu mengandung tanah. Apabila diendapkan akan terlihat kotoran mengendap, Mohon diselidiki. 081336852466

TANGGAPAN: TERIMA kasih atas informasi dan laporannya, akan kita tindak lanjuti segera di lapangan dengan melakukan flushing pada pipa distribusi di wilayah tersebut. Mohon maaf atas kurang nyamannya pelayanan ini. Ir H Endang Waryono MT Sekretaris PDAM Bandarmasih PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public k service atau masalah pembangunan di banua k kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui SM ke nomor 0816215000. Caranya: Ketik HOT SMS <spasi> (isi SMS Anda). Nomor telepon pengirim dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

BARITOKUALA - Bapak bupati Batola Yth dan instansi terkait. Tolong dibaikiakan jalan dan jembatan yang mulai hancur. Sudah 15 tahun balum diperbaiki, letaknya di Kecamatan Rantau Badauh, Gampa Muara jalan tembus ke Sungai Sahurai. Sedangkan jalan tersebut banyak dilalui penduduk desa lain. Kayapa amun jalan rusak, kada kawa gasan bausaha, tolongi kami bapak bupati yth. 085332899363

TANGGAPAN: TAHUN 2016 ini pemerintah Kabupaten Baritokuala melalui Dinas PU mengganggarkan kegiatan di ruas jalan tersebut yaitu pembangunan jalan beton, dan sekarang masih dalam proses lelang. Insya Allah sebentar lagi kegiatan tersebut akan direalisasikan, terima kasih. Ir Abdul Manaf Kepala Dinas PU Kabupaten Barito Kuala

Mengambil Jalur Listrik HULU SUNGAI UTARA - Kepada Yth. PLN Amuntai Kota. Tolong pang dipariksai KwH meter yang ada di Desa Panyiuran masuk jalan Yayasan Futhul Ulum. Itu buhannya mengambil jalur listrik di jalur tali bagian atas dan mengganti NCB yang tidak ber-SNI. 085348019124 TANGGAPAN: TERIMA kasih kami sampaikan kepada saudara atas informasi yang sangat berharga yang diberikan kepada PLN, dan akan segera kami tindak lanjuti untuk melakukan penertiban aliran listrik di daerah tersebut. Humas PT PLN Kalselteng


Tribun Kronika

14 SELASA

10 MEI 2016

banjarmasinpost.co.id

PTT Tetap Diperlukan z Sambungan Hal 1

penduduk Kalsel yang diketahui berjumlah sekitar 4 juta jiwa, maka diperlukan 4.000 bidan. Namun faktanya sebagaimana data yang diketahui tenaga bidan di Kalsel belum terpenuhi sebagaimana harusnya. Baru sekitar 6070 persen wilayah yang siap siaga tenaga bidannya. Itu artinya, sekitar 30-40 persen masih mengalami kekosongan. Yang jadi kendala mengenai hal ini tentu ada beberapa faktor. Salah satunya manajemen tenaga kesehatan itu sendiri. Untuk memaksimalkan itu ada empat faktor yang harus dilakukan, yakni perencanaan, pengadaan, pendayagunaan dan pembinaan serta pengawasan. Mengenai perencanaan, tentu pemerintah harus tahu betul wilayah mana saja yang masih terjadi kekosongan tenaga kesehatan. Jangan sampai menumpuk di perkotaan saja. Sekarang ini mungkin tidak lagi ada yang disebut wilayah terpencil dikarenakan kondisi lapangan di Kalsel sebetulnya sudah semakin baik. Akses untuk mencapai daerah terpencil dan sangat terpencil sema-

Zakiah Takut Salah Jawab z Sambungan Hal 1

saikan seluruh soal yang dimuat dalam sebuah buku setebal 40 halaman tersebut. “Soalnya panjang sekali. Satu soal bisa sampai dua halaman. Harus beberapa kali membacanya. Aku deg-degan sekali, takut salah jawabnya,” tutur Zakiah saat ditemui usai mengikuti ujian di sekolah yang berada di Panti Sosial Bina Netra (PSBN) Fajar Harapan tersebut. Suasana UN di SMPLB Fajar Harapan berbeda dengan SMP pada umumnya. Hanya terlihat satu orang yang mengikutinya yakni Zakiah Fitriana. Zakiah mengaku sudah terbiasa dengan suasana tersebut. Di sekolah dia pun belajar sendiri, tidak ada teman untuk bertukar pendapat. Menjelang UN pun, Zakiah banyak belajar sendiri dan bertanya kepada kakak-kakak di panti bagaimana

Lagu Nasionalisme z Sambungan Hal 1

“Kalau menaklukkan lagu aku menempatkan diri bagaimana merasakan diri menjadi karakter film ini. Saya sudah tahu selama suasana shooting gimana. Shooting di sana penuh haru dan menangis.” Dalam film itu BCL berperan sebagai atlet panahan Indonesia, Nurfitriyana. Bersama dua pemanah la-

epaper.banjarmasinpost.co.id

kin terbuka dan mudah. Juga jangkauan transportasi. Kemajuan informasi dan teknologi terutama jaringan internet semakin meluas, sehingga rasa keterpencilan walau tinggal di daerah terpencil tidak lagi begitu terasa. Berkait empat poin tadi, jika perencanaan sudah matang, baru masuk ke proses pengadaan tenaga kesehatan. Baik itu dengan cara seleksi dan lainnya. Status kerja pun ada yang PNS ada yang PTT. Kalau PTT semenjak itu diperlukan maka akan dikontrak terus, tentunya tenagatenaga kesehatan ini terus diperlukan. Pengabdian PTT tentu sangat dihargai. Nanti jika ada seleksi PNS, mereka yang PTT mendapat prioritas sebagai penghargaan dari pengabdiannya. Kadang yang jadi masalah, kalau PTT masuk jadi PNS, maka dia akan ditempatkan di puskesmas atau rumah sakit sehingga daerah tugasnya terjadi kekosongan lagi. Inilah gunanya sinkronisasi dan ini berkaitan empat tahapan, perencanaan, pengadaan, pendayagunaan dan pembinaan serta pengawasan. Setelah diadakan pengadaan tenaga kesehatan, tentu harus matang dalam pendayagunaannya. Di samping pemberian fasilitas yang baik untuk tenaga ke-

sehatan, khususnya mereka yang ditempatkan di daerah terpencil dan rawan. Pernah sekitar 2008 ada kasus bidan di Kotabaru dirampok dan dibunuh, saat itu kami minta jaminan keamanan untuk bidan yang bekerja di daerah terpencil atau sangat terpencil. Bila tidak ada jaminan keamanan, kami tarik semua bidan dan tenaga kesehatan. Alhamdulillah setelah itu tidak ada kejadian serupa lagi. Itu adalah pengalaman tersedih saya selama berkarier karena kasus itu. Aparatur desa sebaiknya menjamin dan memberi pengawalan terhadap bidan, apalagi mereka diminta bertugas malam hari. Terakhir faktor, insentif, reward dan penghargaan perlu dimantapkan untuk para tenaga kesehatan ini. Ini demi menunjang kinerja agar bisa melakukan tugasnya secara profesional. Harapan insentif tenaga kesehatan di daerah terpencil, yakni gaji dan tambahan insentif yang layak, fasilitas rumah, kendaraan dinas dan komunikasi, Pengembangan karier dan izin buka klinik/praktek pribadi serta Bisa dekat keluarga dan Akses ke fasilitas publik juga peluang mutasi ke fasilitas kesehatan lain dan lingkungan sosial dan pendidikan yang baik untuk anak-anak mereka. (ady)

pengalaman mengikuti UN. “Alhamdulillah banyak motivasi dari kakak-kakak di panti. Guru-guru di sini juga membantu sekali. Jadi kayak les private. Kalau nggak mengerti saya langsung tanya ke mereka,” ucapnya. Zakiah merupakan penyandang cacat netra dari Samarinda, Kaltim. Sejak usia 15 tahun, anak keempat dari lima bersaudara pasangan Abdul Sani dan Sabariah ini tinggal di PSBN Fajar Harapan. Semangat siswi kelahiran 27 Februari 1995 itu patut diacungi jempol. Dia rela berpisah dengan kedua orangtuanya demi menggapai cita-citanya. “Saya masuk sini 10 Januari 2010. Saat itu baru berusia 15 tahun. Saya ingin melanjutkan pendidikan setelah ini ke bangku SMA dan melanjutkan sampai kuliah nanti. Cita-cita ingin jadi guru di SLB,” ujar Zakiah. Menurut Zakiah, saat kelas 1 SD, Zakiah merasakan kesulitan membaca. Dia harus melihat dari jarak dekat. “Di kelas 4 saya ha-

nya bisa melihat bayangan. Saat itu, aku langsung berhenti sekolah. Setelah umur 15 tahun baru mau kembali sekolah melanjutkan duduk di kelas 4 di PSBN Fajar Harapan ini,” ujarnya. Kepala SMPLN Fajar Harapan, Fauzul Adhim memuji semangat Zakiah untuk tetap belajar. Meski sendirian, itu tidak mematahkan semangatnya untuk melanjutkan pendidikan. Di sekolah SMPLB Fajar Harapan, terang F auzul, jumlah satu rombongan belajar tidak banyak. Penyebabnya, karena motivasi setiap anak berbeda. Ada anak yang memilih ingin cepat mendapatkan uang. Setelah mendapatkan keterampilan memijat, mereka memilih keluar. Saat ini terdapat tujuh siswa. Untuk kelas satu dua orang, kelas dua ada empat siswa dan kelas tiga satu orang yakni Zakiah. “Zakiah, motivasinya bagus. Meski sendirian tetap mau melanjutkan sekolah. Mungkin, sejak awal memang tujuannya sekolah,” katanya. (wid)

innya, Lilies Handayani (diperankan oleh Chelsea Islan) dan Kusuma Wardhani (Tara Basro), Dia merebut medali perak pada Olimpiade 1988 di Seoul. Bunga Citra Lestari mengakui menjalani dua pekerjaan dalam satu produksi ternyata penuh tekanan. Sebelumnya diberitakan, dia membintangi film 3 Srikandi sekaligus menyanyikan soundtrack-nya, ‘Tundukkan Dunia’. Dia merasakan tekanan

dalam hal waktu. BCL harus membagi waktunya ketika harus menjalani promo film dan juga promo lagu film tersebut. “Kayak promo-promo, orang lain kerja satu, aku dua, jadwal penuh. Harus ngomong dan perform (nyanyi) dengan standar yang baik,” kata dia. “Aku melihat ini sebagai sesuatu yang berkah. Aku senang jalani dua profesi dengan ekstra kerja keras. Why not?” ucap pelantun lagu ‘Cinta Sejati’ itu. (kps/iwo)

follow us: @banjarmasinpost

Bidan Soraya Ingin Naik Status z Sambungan Hal 1

terendam. “Air bisa masuk rumah. Tapi kesulitan kami hanya akses saat merujuk pasien ibu hamil ke Puskesmas Kurau atau Puskesmas Bumimakmur,” bebernya. Bahrul Maji, Kepala Desa Pantai Harapan membenarkan infrastruktur di desanya tak bisa dilintasi kendaraan roda empat. Jika ada warga yang terpaksa dirujuk ke Puskesmas Kurau atau Bumimakmur, harus menggunakan kelotok yang memakan waktu sekitar 1,5 jam. Mulyadi, Kepala Puskesmas Bumimakmur, mengatakan ada lima bidan desa berstatus PTT. Salah satunya Soraya. “Sejauh ini, bidan Soraya yang sanggup bertahan hingga delapan tahun. Lainnya hanya mampu dua tahun,” ujarnya. Kelebihan Terkait pengangkatan bidan PTT menjadi PNS, khususnya yang ada di daerah, tampaknya masih jauh dari harapan. Pasalnya, menurut Dinas Kesehatan Kalsel, jumlah bidan di daerah ini sudah kelebihan. Data Dinkes Kalsel, jumlah bidan di Kalsel ada 2.796 orang. Sebanyak 2.200 di antaranya berstatus PNS. “Dari jumlah bidan kontrak atau pegawai tidak tetap (PTT) pusat sebanyak 403 orang, PTT provinsi sebanyak 100 orang,” terang Su-

Bekerja Tanpa Batas Waktu z Sambungan Hal 1

Asuhan Persalinan Normal (APN). Untuk jumlah desa/ kelurahan di Tabalong sebanyak 131 tersebar di 12 kecamatan, dengan kondisi geografis dan sarana prasarana berbeda-beda. Kondisi geografis yang cukup berat saat memberikan pelayanan kesehatan, terutama untuk ibu hamil, pernah dirasakan Eni Trisia. Bidan kelahiran 1971 ini merasakan medan yang berat pada awal ditempatkan di Desa Bintang Ara, Kecamatan Bintang Ara. Bintang Ara merupakan salah satu kecamatan terujung di Tabalong, yang berbatasan dengan wilayah Kalimantan Tengah. “Saya diangkat tahun 1993 dan bertugas di Bintang Ara,” kata Eni. Sewaktu bertugas di Bintang Ara, bidan dengan latar pendidikan DIII ini sempat merasakan harus menempuh jarak yang cukup jauh saat memberikan pelayanan. Bahkan saat itu perjalanan tak bisa ditempuh dengan kendaraan, karena hanya bisa menggunakan perahu. Agar bisa melayani masyarakat terkadang dia harus berjalan kaki. “Itu dulu pengalaman waktu bertugas di Bintang Ara, sekarang saya sudah pindah ke Desa Kembang Kuning,” ujar Eni yang saat ini golongan III. Desa Kembang Kuning, Kecamatan Haruai, secara

kamto, Kabid Promosi dan Sumberdaya Kesehatan, Senin (9/5). Disebutkan dia, dibanding jumlah desa di Kalsel sebanyak 1.991, jumlah bidan di Kalsel sebenarnya sudah berlebih, jika satu bidan ditugasi di satu desa. Hal inilah, yang menurut Sukamto, menjadi alasan kenapa tidak ada lagi perekrutan tenaga kerja kontrak maupun pengangkatan PNS. Dia berujar, ”Sebenarnya Kalsel kekurangan dokter gigi. Dari 228 puskemas, hanya ada 128 dokter gigi. Jumlah Tenaga Kesehatan Masyarakat pun kurang.” Diterangkan Sukamto, standar itu diatur dalam Permenkes No 75 tahun 2014 mengenai Standar Tenaga Minimal di Puskesmas. Di dalamnya ada 9 jenis tenaga kesehatan, dokter umum, Kesmas, farmasi, dokter gigi, kesling, perawat, bidan, tenaga gizi dan tenaga analis laboratorium. “Nah dari standar pelayanan itu, yakni dokter gigi, kesehatan masyarakat, tenaga farmasi yang belum standar puskemas,” ujarnya. Sukamto mengaku, di Kalsel, masalah bidan terletak pada distribusi tenaganya. “Tenaga bidan menumpuk di kota. Karena banyak terkumpul di satu titik sehingga tidak merata. Ke depan pemerintah daerah harus berperan dalam pemerataan sehingga tidak mengumpul di satu titik,” kata dia. Terkait pengangkatan, geografis tidak seberat Desa Bintang Ara. Kembang Kuning hanya berjarak sekitar 25 kilometer dari Tanjung, ibu kota Kabupaten Tabalong. Kondisi jalan di Desa Kembang Kuning jauh lebih baik dan medannya tidak berat sehingga bisa ditempuh dengan kendaraan. Fasilitas yang disediakan dinkes pun sangat membantu. Eni mendapat rumah dinas, kendaraan dinas dan dukungan peralatan medis. Meski begitu, sebut dia, menjadi bidan di desa tak sama dengan mereka yang bertugas di kota. Harus bisa memberikan pelayanan terus-menerus tanpa ada batasan waktu atau libur. “Kami bekerja tanpa ada batas waktu, sehingga harus selalu siap kalau ada masyarakat memerlukan pelayanan,” ucapnya. Kata Eni, pelayanan yang diberikan bukan hanya untuk ibu hamil dan persalinan, tetapi juga terkait gizi, imunisasi dan penyakit umum lainnya. Belum lagi, lanjut dia, perlu usaha mengubah kebiasaan masyarakat yang lebih percaya dukun beranak atau bidan kampung, dibandingkan bidan desa. Di awal dia bertugas, banyak warga masih mengutamakan bidan kampung. Tapi seiring waktu dan pemahaman yang diberikan,

SI PALUi

Masin Jahit PARAK batangah juta Tulamak habis mambaiki sapida muturnya. Pinik kapalanya tahutang kasana kamari. Akhirnya tapikir jua inya saran Palui nang manyuruh baganti hanyar. Makanya imbah baik langsung dijualnya sapida muturnya itu. Pahadangan mancariakan tambahannya, inya maujek mamakai sapida mutur mamarinanya. Imbah takumpul langsung inya ka rumah Palui. “Duitku sudah takumpul Lui ai, cukup hagan maanukar nang seken,” ujar Tulamak. “Kanapa kada nang hanyar haja Mak? Wayahini banyak nang mangariditakan? ujar Palui. “Aku takutan kalu aku mati badahulu, bini lawan anakku nang mananggungnya,” ujar Tulamak. “Bujur jua pang ujar ikam tu Mak ai. Bunyinya lain jua nang kuntan lawan karidit,” ujar Palui manambahi. “Napa bidanya Lui? ujar Garbus manakuni. “Amun nang kontan bunyinya nyaman didangar, nyus-nyus... Tapi amun karidit bunyinya dit..dit...dit,” ujar Palui tatawa.

“Kira-kira adalah nang murah janis kaya ini Lui? ujar Tulamak manunjukakan gambar sapida mutur nang dikahandakinya. “Amun bakasnya kaya ini sakitar 7 juta-an,” ujar Palui. Amun 7 juta-an duitku kada cukup,” ujar Tulamak. “Barapa garang duit ikam? Pakaikan ka uang muka haja dahulu, sisanya ikam karidit,” ujar Garbus manyaranakan. “Bujur jua Bus lah, duitku 6 juta jadi kurang sajuta lagi,” ujar Tulamak. “Tapi saran ikam tapat banar, pina cardas ikam sakali ini.” “Ikam handak lah nang labih murah Mak, sakitar sajutaan kurang?” ujar Palui manakuni Tulamak. “Kadada Lui ai sapida mutur nang haraganya kurang pada sajuta? Amun ada jua pasti kada basurat atau kandaraan curanmor,” ujar Tulamak mangaramputakan. “Kalu sapida mutur curanmor aku kira kada kalu,” ujar Palui . “Amun ada aku umpat manukar lui ai. Kada tanggungtanggung aku nukar dua buah,” ujar Garbus.

“Aku manukar anam buah, sabuah gasan aku maujek, sabuah lagi gasan biniku tulak ka pasar, nang ampatnya ku siwaakan,” ujar Tulamak “Tapi masinnya masin jahit hakun lah bubuhan ikam? ujar Palui mangalakak kawa mangalahakan Tulamak wan Garbus. “Makanya mancari sapida mutur tu jangan handak murahnya haja,” ujarnya pulang. Hinip bubuhannya kada sing bunyian lagi. (bp/fai/rep)

likes: BPost Online

1005/B14

Dinkes tengah menyusun perekrutan perawat dan tenaga ahli gizi. “Yang diperlukan perawat dan tenaga gizi,” terangnya. Dia berharap, untuk bidan ada program pengangkatan. “Untuk PTT Nusantara Sehat ada program Jokowi, namun belum,” kata dia. Soal kesejahteraan bidan, Sukamto mengatakan sudah di atas upah minimun regional (UMR). Terpisah, Kadinkes Kalsel Achmad Rusdiansjah mengatakan, seluruh desa di Kalsel sudah terakomodasi bidan. Memang idealnya, menurut dia dalam satu

desa terdapat dua bidan bertugas. Namun untuk mengimbangi, pihaknya sedang fokus perekrutan ahli gizi dan perawat. “Nantinya, ahli gizi dan perawat ini juga bisa membantu tugas bidan di desa. Jadi 3 banding 1. Fokus kami saat ini adalah program peningkatan gizi, jadi diutamakan ahli gizi dan perawat,” ujarnya. Para bidan khususnya PTT juga mendapat jaminan BPJS dan asuransi. Selain itu, gaji yang didapat juga di atas upah minimum provinsi (UMP). Itu berlaku sesuai kontraknya. “Jika kontrak habis, bisa diperpanjang atau tidak, itu tergantung kebutuhan daerah,” imbuhnya. Ketua PD Ikatan Bidan Indonesia (IBI) Kalsel Tut Barkinah mengatakan, IBI sangat konsen memperjuangkan bidan PTT menjadi CPNS. “Kami sangat konsen memperjuangkan agar bidan bisa diangkat menjadi CPNS dalam setiap pertemuan kordinasi dan konsolidasi selalu mencari bagaimana strategi tepat sasaran,” katanya. Kata Tut Barkinah, melalui para ketua cabang telah dikirim data yang diminta PP IBI yakni bidan PTT yang sudah usia di atas 35 tahun. “Setahu saya dinkes provinsi maupun dinkes kabupaten/kota sudah memetakan keberadaan bidan dan sudah mencukupi dan kondisi bidan di daerah terpencil sudah banyak perhatian yang diberikan pemerintah,” katanya. (tar/lis/nic/kur)

masyarakat sudah ke bidan. Dia juga merangkul dukun beranak untuk bisa membantu bidan. Dengan tugas tergolong berat itulah, Eni berharap ada perhatian lebih dari pemerintah terhadap keberadaan bidan desa. Selama ini bagi yang PNS, selain mendapatkan gaji hanya ada tunjang daerah yang menambah pendapatan. Besaran tunjangan daerah setiap bulan sekitar Rp 1,5 juta. “Tidak ada tunjangan lain. Harapan kita ada tunjangan lain seperti profesi yang lain. Seperti guru kan ada sertifikasi,” katanya. Juga dalam hal peningkatan kemampuan, misalnya melanjutkan pendidikan bisa lebih dipermudah. “Minat ada untuk meningkatkan kemampuan, tapi bagaimana caranya supaya tugas tetap jalan, sekolah juga bisa dijalani,” pungkasnya. Kabid Pelayanan Kesehatan Dinkes Tabalong, Khairudin, mengatakan untuk bidan yang berstatus PNS selain gaji juga ada tunjangan fungsional yang melekat di dalamnya dan juga ada tunjangan daerah. Selain pendapatan rutin setiap bulan itu, bidan bisa mendapatkan pemasukan tambahan dari hasil memberikan pelayanan persalinan. Terutama untuk pasien

yang terdaftar sebagai peserta BPJS. Bidan yang bertugas di desa masuk kategori terpencil juga ada tunjangan khusus yang diberikan dari APBD Tabalong. “Seperti yang bertugas di Desa Panaan, Dambung Raya dan terpencil lainnya, mereka dapat tunjangan Rp 1 juta per bulannya,” jelas Khairudin. Begitu pula bidan yang bertugas di desa yang tergolong tidak terpencil pendapatan perbulannya sesuai dengan UMR. Tetapi bila yang bertugas di desa terpencil pendapatannya bisa menjadi dua kali lipat, kisarannya mencapai Rp 4 jutaan per bulan. Terkait keinginan bidan bisa meningkatakan kemampuan, Khairudin, mengatakan itu bisa saja dilakukan dengan mengajukan izin belajar. “Misalnya dari DIII mau melanjutkan ke DIV, silakan saja ajukan yang penting syarat terpenuhi,” katanya. Khairudin menambahkan saat ini di Tabalong masih ada desa yang belum ada bidannya. Namun direncanakan tahun ini perekrutan bidan desa sebanyak 18 tenaga kontrak. “Tahun ini akan dilakukan penerimaannya, bila sudah ada maka semua desa akan punya bidan,” katanya. (dny)

Tenaga bidan menumpuk di kota. Karena banyak terkumpul di satu titik sehingga tidak merata. Ke depan pemerintah daerah harus berperan dalam pemerataan sehingga tidak mengumpul di satu titik SUKAMTO Kabid Promosi dan Sumberdaya Kesehatan Dinkes Kalsel


Sporta Banua b banj ban banjarmasinpost.co.id an njarmas jarmas jar masiinp inp post ost.co co.id o d

epaper.banjarmasinpost.co.id epa pa ap per e .ba er .b banj ba banja nja nja j rm rrma ma m asin sinpos pos p o t.co.i t.cco.i o.iid o.id o.

follow fol ffo olllow us o us:: @banjarmasinpost @ @ba ba jar ban ba jarmas massinp inpostt

SELASA S SE LASA A

10 MEI 2016

likes: lik es:: BP e BPo BPost ost On ost O Online lin ne

15 1 5

ILUSTRASI BPOST GROUP/DOK

Tak Mau Latihan Tanpa Insentif PEDAYUNG Kalsel dipastikan tampil pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX/2016 Jawa Barat (Jabar) September mendatang meski gagal meraih medali pada ajang Pra-PON 2015. Pada PON nanti, tim dayung Kalsel akan tampil di 15 nomor di antaranya, 11 nomor canoeing untuk nomor cano dan kayak serta empat nomor dragon boat. Namun, sampai sejauh ini, untuk nomor dragon boat belum melakukan persiapan latihan, padahal menjadi kunci untuk kelas lainnya bisa bertanding di PON. Jika nomor dragon boat tidak tampil di PON Jabar, otomatis 11 tiket dari nomor canoeing akan terbakar, karena sudah melang-

gar ketetapan Pengurus Besar Persatuan Olahraga Dayung Seluruh Indonesia (PB PODSI). Sekretaris PODSI Kalsel Donny Wirawan belum lama tadi membenarkan terkait dengan aturan PB POBSI. “Sebanyak 15 nomor sudah ditetapkan PB PODSI, jika satu nomor saja tidak diikuti maka nomor lainnya akan terbakar,” katanya belum lama tadi. Saat ini, dibeberkannya bahwa pedayung nomor canoeing sudah melakukan program latihan, sementara pedayung dragon boat Kalsel tidak melakukan latihan. Para atlet dragon boat tidak melakukan latihan dikarenakan tidak lagi mendapatkan insentif bulanan dari

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kalsel sebagai imbas dari kegagalan meraih medali di pra-PON. “Pihak kami sudah berusaha namun mereka tetap ngotot untuk tidak latihan, kami tidak bisa memaksa kalau alasan mereka soal duit, sebab sebagian besar sudah ada yang berkeluarga,” beber Dony. Untuk masalah dragon boat juga sudah disampaikan secara lisan dan tertulis kepada ketua umum KONI Kalsel, Bambang Heri Purnama. “Kami berharap dalam waktu dekat ini masalah itu bisa dipecahkan, agar tim canoeing dan dragon boat Kalsel bisa tampil di PON nanti,” tambahnya. (ryn)

Binaragawan Kalsel Peringkat Tiga di Bandung BINARAGAWAN dari Klub BSC Kalsel, Iswahyudi berhasil meraih juara tiga pada Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Binaraga Mr Indonesia, Men’s and Women Fitnes, di Bandung, 7-8 Mei 2016. Iswahyudi yang turun di kelas 65 kilogram mengaku sudah berusaha dengan sebaik mungkin pada kejurnas itu. Hasil tersebut membuatnya semakin termotivasi untuk memaksimalkan latihan. “Akan terus melakukan latihan agar selalu siap bila ada event kejuaraan lagi. Dengan hasil yang lebih baik,” katanya, kemarin. Selain Iswahyudi, satu atlet binaraga Kalsel, Fauzan juga berhasil melaju ke final dan berada di posisi lima besar. “Hasilnya cukup memuaskan dengan berhasil meraih peringkat tiga nasional untuk Iswahyudi dan Fauzan berhasil masuk fi-

ISTIMEWA

JUARA III

- Binaragawan Kalsel, Iswahyudi meraih juara III di Kejurnas Binaraga Mr Indonesia, Men’s and Women Fitnes, di Bandung, 7-8 Mei 2016.

nal dengan posisi lima besar,” kata pelatih binaraga Kalsel, Yudha Pribadi , Senin (9/5). Menurutnya, hasil yang diraih memang sesuai dengan target. “Total peserta yang mengikuti kejurnas itu ada sebanyak 185 atlet se-Indonesia. Untuk evaluasi dari dua atlet kita, massa otot yang masih perlu ditingkatkan lagi,” bebernya.

Sebelumnya, Iswahyudi sudah mengikuti kejuaraan terbuka di Surabaya bertajuk War of Warriors, Piala Walikota Surabaya yang sudah berlangsung pada 16-18 April lalu. Saat itu, Iswahyudi tampil cukup bagus dan bisa bersaing dengan atlet dari sejumlah daerah lainnya. Iswahyudi yang turun di kelas 65 kg berhasil meraih peringkat tiga. (ryn)

Kiper Diminta Lebih Konsentrasi KIPER Martapura FC tak luput dari evaluasi tim pelatih setelah Laskar Suthan Adam mengalami kekalahan di laga tandangnya melawan PSBI Blitar di Stadion Gelora Penataran Blitar, Jatim, Sabtu (7/5). Pelatih kiper Martapura FC Harianto pun rupanya cukup menyoroti masalah konsentrasi kiper saat berlaga. “Kalau secara teknik sebenarnya tidak ada masalah. Tapi, kiper Martapura FC masih kurang fokus dan kurang konsentrasi,” kata Harianto kemarin Senin (9/5) siang. Selain masalah fokus dan konsentrasi, Harianto menegaskan, yang menjadi evaluasinya juga adalah kiper masih kurang tampil lepas dan selalu terbebani dengan permainan tuan rumah serta serangan yang datang bertubi-tubi. “Dalam laga kemarin, ki-

BPOST GROUP/FRANS RUMBON

KIPER ANDALAN - Husayn Mugni (dua dari kiri) salah satu kiper andalan Martapura FC. per masih kurang lepas. Dan ini juga akan menjadi perhatian untuk terus dibenahi,” katanya. Tim sendiri akan menjalani laga sekitar dua pekan lagi, dan waktu yang tersisa ini, dikatakan Harianto, akan benar-benar dimanfaatkan untuk melakukan pembenahan dari semua sektor, terutama penjaga gawang alias kiper.

Sementara, manajer Martapura FC, Ami Said juga cukup menyoroti masalah fokus dan konsentrasi pemain saat berlaga ini. “Memang kami minta untuk kiper juga harus dievaluasi, khususnya mengenai konsentrasinya. Dan tidak hanya kiper, namun semua pemain kami minta untuk selalu fokus. Point sangatlah berarti,” ucapnya. (ran)

Tumbangkan Juara Muaythai ATLET wushu Kalsel, Muhammad Sofi’i tampil maksimal pada ajang Mixed Martial Arts (MMA) atau seni bela diri campuran yang digelar oleh salah satu TV swasta nasional belum lama tadi. Pada ajang itu, M Sofi’i yang turun di kelas 77 kilogram tampil begitu maksimal. Turun perdana di MMA dirinya bisa meraih kemenangan. Atlet Kalsel yang akan turun di kelas 75 kg pada PON XIX/2016 Jawa Barat ini berhasil mengalahkan atlet asal Kalteng, Budinanto. Pada ajang MMA ini, pertandingan berlangsung tiga ronde. Setiap ronde waktunya selama lima menit. Pada penampilan pertamanya, M Sofi’i tampil begitu luar biasa. Dirinya berhasil menang sebelum ronde pertama berakhir setelah menumbangkan lawannya. “Alhamdulillah bisa tampil dengan baik di pertandingan perdana. Lawan saya juara Muaythai dari

ISTIMEWA

KEMENANGAN - M Sofi’i meraih kemenangan di laga perdana MMA. Kalteng,” kata M Sofi’i, Senin (9/5). Dirinya mengaku senang bisa tampil baik dan diluar dugaannya bisa menang di ronde pertama dari lawannya. Menurutnya pada pertandingan pertama dirinya tidak merasa grogi dan tampil seperti biasa. Apalagi dirinya juga sudah terbiasa melakukan pertan-

dingan adu fisik. “Persiapan sudah 100 persen fit, sehingga bisa tampil dengan baik. Pengalaman dan ketenangan menjadi kunci keberhasilan di pertandingan perdananya,” bebernya. Dirinya akan kembali tampil di MMA pada 28 Mei mendatang. Meski mengikuti ajang yang berisiko itu, dirinya tidak khawatir

cedera sebelum bertanding di PON. “Dengan persiapan yang baik dan teknik yang benar dalam melakukan pertandingan, maka cedera bisa dihindari,” lanjutnya. Mengikuti MMA itu, baginya bisa meningkatkan mental dan percaya dirinya untuk menyongsong PON September mendatang. (ryn)

MITRA KUKAR (1) VS (1) BARITO PUTERA

Redam ‘Tuah’ Aji Imbut BARITO Putera sukses menahan imbang tuan rumah Mitra Kukar 1-1 pada laga pekan kedua Torabika Soccer Championship (TSC) A 2016, di Stadion Aji Imbut Tenggarong, Senin (9/5) malam. Keberhasilan Laskar Antasari mencuri satu poin di kandang Naga Mekes tadi malam sekaligus meredam ‘tuah’ Stadion Aji Imbut yang cukup ‘angker’ bagi Barito Putera. Karena berdasarkan catatan pertemuan sebelumnya, tepatnya pada pentas Indonesia Super League (ISL) 2012/2013, Barito dikalahkan Mitra Kukar 0-1 di stadion tersebut. Pada laga tadi malam Barito Putera sempat unggul lebih dulu berkat aksi bomber asal Brasil, Luiz Carlos Caetano de Junior yang sukses menjebol gawang Mitra Kukar pada menit 20 sebelum disamakan Mitra Kukar melalui gol yang dicetak Marlon da Silva pada menit 70. Laga sendiri berlangsung sangat sengit, menerapkan formasi 3-5-1-1, serangan Barito pun terbilang lebih agresif dan terbuka, sehingga membuat tuan rumah pun begitu kerepotan. Malah Barito sebagai

tamu berhasil mencuri keunggulan lebih cepat, lewat gol yang dicetak oleh Junior di menit 20. Pada menit 27 Mitra Kukar pun nyaris langsung membuat gol balasan, namun heading Marlon da Silva bermula dari tendangan sudut berhasil diblok kiper Barito, Aditya Harlan. Barito pun juga meladeni permainan tuan rumah, dan bahkan berpeluang untuk menggandakan keunggulannya lewat Dedy Hartono di menit 28. Dedy saat itu mengeksekusi tendangan bebas dan melewati pagar pemain, namun bola masih mampu dihalau oleh kiper Mitra Kukar Shahar Ginanjar Peluang emas pun didapat oleh Mitra Kukar di menit 32, yang mana saat itu tendangan Septian David berhadapan dengan kiper Aditya Harlan ternyata masih melebar. Pada menit 41, Hendra Bayauw pun melepaskan tendangan keras namun lagi-lagi berhasil diamankan oleh kiper Aditya Harlan. Babak pertama berakhir, skor pun 0-1 untuk keunggulan Barito. Berlaga di babak kedua,

tim Mitra Kukar pun langsung mengambil inisiatif untuk menyerang sejak menit awal. Menit 48 tendangan keras Marlon hampir membuahkan gol lewat peluang yang dihasilkan melalui

kerjasama dengan Rodrigo Santos. Di menit 54 Aditya Harlan pun kembali berhasil memotong umpan terobosan mengarah kepada Marlon. Dan sesudah itu Adhit pun diganjar kartu kuning karena dianggap terlalu lama menahan bola. Pada menit 60 Barito pun memasukkan Adam Alis Setyano untuk menggan-

tikan Amirul Mukminin. Tuan rumah pun semakin gencar untuk meningkatkan serangannya, dan akhirnya membuahkan hasil lewat gol Marlon tepat di menit 70. Selepas menit 73, Mitra Kukar pun mengubah skema permainan dengan lebih banyak umpan langsung ke jantung pertahanan Barito. Tim pelatih Barito pun kembali merotasi pemainnya dengan menarik keluar Junior dan memasukkan Agi Pratama di menit 75. Namun hingga tambahan waktu lima menit, tak ada gol tambahan tercipta. Dan skor pun berakhir 1-1. (ran)

LUIZ JUNIOR BPOST GROUP/AYA SUGIANTO


16

SELASA

10 MEI 2016

Gedung KPK Dilempari Aktivis JAKARTA, BPOST - Aktivis Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) menggeruduk gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (9/5). Mereka menggelar aksi demonstrasi memprotes pernyataan Pimpinan KPK Saut Situmorang yang menyebut kader HMI banyak jadi koruptor dan berperilaku jahat, hal itu pun memicu amarah dari para aktivis HMI, mereka meminta permohonan maaf langsung dari Saut. Aksi ratusan massa HMI di depan gedung KPK berlangsung ricuh. Beberapa dari pengunjuk rasa menghancurkan beberapa fasilitas semisal tempat sampah. Tidak hanya itu, mereka juga memecahkan batu dan melempari bahkan mencoret-coret gedung lembaga antirasuah itu dari jalan Rasuna Said. Dua anggota polisi pun terluka di kepala akibat terkena lemparan batu dari demonstran. Polisi tersebut pun terpaksa digotong rekan-rekannya ke dalam gedung KPK. Mereka kemudian menghancurkan tempat sampah yang berada di Jalan Rasuna Said. Tidak hanya itu, mereka juga melempar pintu masuk KPK sehingga terlihat beberapa titik bolong. Beberapa massa kemudi-

1005/B16

an memecahkan batu dan pecahan batu tersebut dilempar ke KPK. Tak ayal, batu-batu tersebut menghantam deras kaca KPK, hingga wartawan dan tamu di pelataran KPK kocar kacir masuk ke dalam. Aparat kepolisian menembakkan gas air mata untuk membubarkan massa. Massa HMI sempat berlari ke arah Bakrie Tower. Namun tidak berselang lama, mereka kembali ke tempat semula dan melanjutkan aksi. Di sejumlah kota, termasuk Banjarmasin puluhan aktivis dari HMI cabang

Banjarmasin juga menggelar demonstrasi menuntut wakil ketua KPK Saut Situmotang meminta maaf kepada HMI atas pernyataanya yang dinilai mencoreng nama organisasi. Mereka menggelar aksi di bundaran Hotel Arum Banjarmasin. Ketua umum HMI cabang Banjarmasin, Lutfhi Anshari menegaskan dalam orasinya, HMI cabang Banjarmasin mengecam dan mengutuk pernyataan Saut Situmorang dan menuntut pihak berwajib untuk mengusut kasus tersebuti. (kur/ tnc/kps)

Saut Minta Maaf MERASA pertanyaannya salah dan menimbulkan kontroversi, Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Saut Situmorang, menyampaikan permohonan maafnya kepada seluruh aktivis Himpunan Mahasiswa Islam (HMI). “Saya selaku pribadi tidak bermaksud menyinggung HMI maupun lembaga lain sehingga menimbulkan kesalahpahaman ataupun kesalahan persepsi. Untuk itu saya mohon maaf atas pernyataan saya tersebut,” kata Saut.

Dalam pernyataan tersebut, Saut mengeluarkan empat pernyataan terkait masalah tersebut. Saut Situmorang juga meminta HMI tidak perlu melaporkan dirinya ke kepolisian terkait pernyataanya di sebuah stasiun televisi swasta. Sementara, Bareskrim Polri telah menerima laporan dari Ketua Umum PB HMI, Muhammad Fauzi. “Nanti akan diproses, masih kami pelajari dulu aspek hukumnya,” tutur Kadiv Humas Mabes Polri, Brigjen Pol Boy Rafli Amar.(eri/ter/mat/wly)

TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

UJIAN - Sejumlah siswa anak berkebutuhan khusus penyandang tuna netra mengerjakan soal mata pelajaran Bahasa Indonesia saat ujian nasional (UN) di SLB-A Pembina Tingkat Nasional, Jakarta, Senin (4/5). Sebanyak empat siswa SLB mengikuti ujian nasional tingkat SMP di sekolah tersebut.

Kapal Singapura Dibajak di Selat Karimata z Ditemukan di Tanjung Puting JAKARTA, BPOST - KRI Untung Suropati yang bernomor lambung 372 langsung bergerak sesaat setelah menerima informasi dari Badan Keamanan Laut RI (Bakamla) tentang adanya pembajakan terhadap MV Hai Soon 12 di perairan Tanjung Puting Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah. Aksi pembajak berhasil digagalkan. Sembilan tersangkanya ditangkap, Senin (9/5). Mereka bersama MV

Hai Soon 12 dibawa ke Surabaya untuk pemeriksaan. Perompakan terjadi saat kapal berbendera Singapura tersebut bergerak dari Singapura menuju Dumai, Riau. Namun saat melintasi Selat Karimata, sinyal kapal menghilang. Berdasarkan data yang diperoleh dari Automatic Identification System (AIS), kapal terdeteksi di perairan Tanjung Puting dengan nama KM Aiso. Curiga Bakamla pun mengirim

informasi ke sejumlah kapal TNI AL. Dari hasil pemeriksaan, semua tersangka pembajakan merupakan warga Indonesia. Mereka adalah Mustofa (Buton), Alimudin (Buton), Ali (Buton), Anur (Sulawesi), Yanto (Buton), Andika (Buton), Moh Nurhadi (Tanjung Uban), Niko (Wakatobi) dan Agus (Aceh). Rencananya tersangka akan memindahkan 200 ton minyak muatan MV Hai

Soon 12 ke kapal malaysia MT Marine Gas Oil. Kepala Dinas Penerangan Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Edi Sucipto mengatakan TNI Angkatan Laut dalam perannya sebagai penegak hukum di laut, akan menindak tegas pelanggaran di perairan Indonesia. “TNI Angkatan Laut terus menggelar patroli guna menjaga keamanan di wilayah teritorial Indonesia,” tegas Kadispenal. (kadispenal)


MARTBIZ S SELASA, 10 MEI 2016

17

Minta Dispensasi Salurkan Gula Rafinasi Koperasi Harum Manis Bersatu Surati Disperindag BANJARMASIN, BPOST Tingginya harga gula pasir di pasaran selama sepekan terakhir, ternyata terimbas dari berkurangnya pasokan gula di pasaran. Pasokan berkurang karena sejumlah gudang gula rafinasi yang ada di Banjarmasin tidak bisa menyalurkan ke industri kecil menengah (IKM) dan UKM makanan dan minuman (mamin) karena disegel Kementerian Perdagangan sejak sepekan lalu. Penyegelan itu untuk pengawasan terkait adanya indikasi gula rafinasi merembes di pasaran. Kondisi ini diduga justru dimanfaatkan sejumlah distributor gula biasa untuk mempermainkan harga, sehingga harga jual di pasaran pun terus naik. Salah satu gudang gula rafinasi yang disegel adalah milik Koperasi Harum Manis Bersatu. Namun Sekretaris Koperasi Harum Manis Bersatu, Suroto, menjelaskan gula rafinasi yang disalurkan pihaknya sebenarnya sesuai peruntukan yakni hanya untuk industri dan usaha kecil. Sesuai ketentuan pemerintah, gula rafinasi yang merupakan produk impor hanya untuk kebutuhan industri. Untuk konsumsi masyarakat berupa gula kristal putih dipasok dari pabrik gula yang ada di Jawa dan Makasar. “Kalsel tak memiliki pabrik gula sehingga kebutuhan gulanya dipasok dari luar daerah, selain itu juga gula impor dan gula rafinasi,” kata Suroto, Senin (9/5). Suroto membenarkan tingginya harga gula di pasaran saat ini memang mengindikasikan adanya praktik nakal oknum distributor gula menahan pasokan. Dengan kondisi saat ini, Suroto mengatakan pelaku IKM dan UKM mamin yang memerlukan gula rafinasi untuk keperluan pro-

duksinya ikut kena dampak. Kalau pakai gula biasa selain harganya mahal, hasilnya juga tak sebagus gula rafinasi sehingga mempengaruhi kualitas produk. Tapi karena gula rafinasi tidak ada, terpaksa pakai gula biasa. Karena itulah untuk membantu anggotanya, pihaknya mengajukan surat permohonan ke Gubernur Kalsel melalui Kepala Disperindag Kalsel, Senin (9/5). Intinya, minta dispensasi mendistribusikan gula rafinasi untuk memenuhi kebutuhan anggota yang mencapai 530 UKM/IKM di Kalsel. Disebutkan dia, stok gula rafinasi yang ada di Kalsel 1.000 ton, padahal keperluan di Kalsel rata-rata 10.000 ton. Sebanyak 5.000 ton di antaranya untuk memenuhi kebutuhan IKM/UKM. Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Kalsel Dra Hj Farida Wariansi mengatakan pihaknya terus melakukan pemantauan harga gula di pasaran dan ketersediaan barang. “Sebagai sampling-nya, yaitu Pasar Kalindo, Antasari dan Pasar Sederhana,” kata Farida. Hasil dari pemantauan Senin (9/5), harga gula pasir bervariasi antara Rp 14.70015.000 per kg. Jika keadaan pasar sudah darurat, Disperindag akan melakukan operasi pasar. bekerja sama dengan Bulog, dan PPI (Perusahaan Perdagangan Indonesia). Indikasi darurat kalau harganya meningkat sampai 20 persen. Farida juga menyebutkan sejumlah distributor yang dihubungi mengaku stok gula pasir ada, tapi memang harga dari pabrik sudah naik duluan. Terkait surat permohonan dari Koperasi Harum Manis Bersatu yang minta rekomendasi distribusi gula rafinasi, Farida mengaku akan mempelajarinya terlebih dahulu. (drt)

RAWAN KEJAHATAN -

Sejumlah kartu debit dan kredit keluaran perbankan di tanah air. Meskipun praktis dan memudahkan transaksi pembayaran, nasabah pemilik kartu debit maupun kredit tetap harus waspada saat mempergunakan dan menyimpan kartunya agar terhindar dari penyalahgunaan oleh pihak lain.

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

15 Persen dari Penggandaan Kartu z Kejahatan Incar Kartu Debit dan Kredit JAKARTA, BPOST - Di zaman modern sekarang ini, kepraktisan saat bertransaksi pembayaran sudah mulai menjadi budaya. Meskipun pembayaran menggunakan uang tunai masih dilakukan, namun ada pula sebagian besar masyarakat yang terbiasa menggunakan

berbagai sarana pembayaran nontunai, di antaranya pakai kartu debet atau kartu kredit. Alat pembayaran kartu seperti kartu kredit dan kartu debit memang memberikan kemudahan dan praktis digunakan karena tidak perbanyak lu repot membawa bany

uang tunai. Namun alat pembayaran semacam ini, mulai kerap menjadi incaran kejahatan baik secara digital maupun konvensional. MasterCard Indonesia dalam keterangan resmi, Senin (9/5), menyampaikan ada tujuh jenis penyalahgunaan kartu secara konvensional

dan digital yang paling sering terjadi pada kartu kredit dan debit, sehingga patut diwaspadai oleh nasabah. Di antaranya penyalahgunaan akibat pencurian atau kehilangan kartu, pengambilalihan akun, dan munculnya kartu tiruan atau duplikasi.

MasterCard mencatat, sekitar 10-15 persen di Asia Pasifik kejahatan kartu pembayaran berasal dari duplikasi kartu. Selanjutnya fenomena tidak pernah menerima kartu pengganti dari bank, dan penyimpangan dalam transaksi e-commerce. (ktn/tribunnews)

Gaet Investor dengan Aplikasi Online z Tahun Depan Diluncurkan

MARDANI H MAMING

JAKARTA, BPOST - Un Untuk menarik investor ke daerah, daer Asosiasi Pemerint Pemerintah Seluruh Kabupaten Selur (ApkaIndonesia (Ap melakusi) siap melak kan terobosan. terobos Rencananya pada 2017 mendatang, mendata meApkasi m nerapkan

aplikasi online untuk memudahkan investor mencari potensi industri yang dapat dikembangkan di suatu daerah. Hal itu disampaikan Ketua Apkasi Mardani H Maming dalam acara penutupan Apkasi International Trade and Investment Summit (AITIS) 2016, Sabtu (7/5). Menurut Mardani, aplikasi online

mengenai informasi potensi investasi bertujuan untuk meningkatkan daya saing masing-masing daerah. Nantinya aplikasi online ini berisi produk atau komoditas unggulan di tiap-tiap daerah. Misalnya saja, kopi, karet, dan produk pertambangan. Dengan sistem tersebut, produk-produk khas daerah akan lebih dikenal luas khususnya

untuk investor luar negeri. “Masing-masing daerah juga bisa langsung bekerja sama dengan negara-negara yang membutuhkan apa yang dihasilkan dari negara kita,” ujarnya. Aplikasi online diharapkan juga dapat memperkuat kerja sama antar kabupaten yang berlainan hasil komoditasnya. (ktn/tribunnews)

DOK

Awal Pekan Rupiah Masih Loyo JAKARTA, BPOST - Rupiah semakin tak berdaya di awal pekan, Senin (9/5). Mengutip data Bloomberg, pada pukul 14.19 WIB, nilai tukar rupiah di pasar spot melemah 0,4 persen menjadi 13.318 per dolar AS. Sebelumnya, Rabu (4/5) lalu, Rupiah ditutup pada level 13.261 per dolar AS. Sedangkan Rupiah berdasarkan kurs referensi Jakarta Interbank Spot Dollar

Rate (JISDOR) melemah 0,2 persen menjadi 13.284 per dolar dari sebelumnya 13.246 per dolar AS. Pelemahan mata uang garuda ke posisi terlemah dalam lima pekan terakhir terjadi setelah rilis data pertumbuhan ekonomi Indonesia yang mengecewakan. Berdasarkan laporan yang dirilis 4 Mei lalu, tingkat Produk Domestik Bruto Indonesia hanya naik 4,9 persen

pada kuartal pertama dibanding tahun sebelumnya. Pertumbuhan ini melambat dari kuartal empat 2015 dan lebih rendah dari prediksi ekonom yang disurvei Bloomberg sebesar 5,07 persen. “Rupiah melemah menyusul tingkat PDB yang lebih rendah dari ekspektasi. Selain itu, posisi dollar juga menguat sejak akhir pekan lalu,” jelas Khoon Goh, se-

nior foreign exchange strategist ANZ Banking Group Ltd di Singapura. Dia memprediksi, Rupiah masih akan melemah tahun ini seiring normalisasi kebijakan yang dilakukan The Federal Reserve. Catatan saja, the Bloomberg Dollar Spot Index tak banyak mencatatkan perubahan kemarin setelah melonjak 1,5 persen pada pekan lalu. (ktn)

Apindo Sebut Diskon Tarif Listrik Industri Berakhir

1005/B17

JAKARTA, BPOST - Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menyebut program diskon tarif listrik untuk pemakaian tambahan dari jam 23.00 sampai 08.00 bagi pelanggan industri telah berakhir. Selama ini, Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) Hariyadi Sukamdani mengaku banyak menerima komplain dari anggotanya. “Di lapangan kenyataannya banyak yang komplain tuh. Jadi (program ini) enggak efektif di lapangan. Bahkan yang saya dengar di lapangan, hanya sampai Februari. Tanggal 1 Februari berakhir,” kata Hariyadi usai diskusi di Jakarta, Senin (9/5). Dari informasi anggota Apindo, saat ini diskon tarif listrik 30 persen sudah tidak berjalan lagi. Dia bilang akan segera mengecek ke pihak direksi PT PLN (Persero) dan juga pemerintah yang

mengeluarkan kebijakan. “Saya enggak tahu persis yang terjadi bagaimana. Bahkan sebagian anggota kita komplain. Sebenarnya ini niat enggak sih PLN memberikan diskon?” kata Hariyadi. Sejauh ini dia bilang, ma-

sih menunggu informasi dari seluruh anggota Apindo terkait kebijakan diskon tarif 30 persen. Tidak hanya terhadap program diskon tarif listrik saja, beberapa anggotanya pun mengeluhkan program penundaan pembayaran rekening listrik.

Program diskon tarif listrik 30 persen dan program penundaan pembayaran 40 persen rekening listrik merupakan insentif yang diberikan pemerintah guna mendorong aktivitas ekonomi, dalam Paket Kebijakan Ekonomi III. (kps/tribunnews)

NET

DISKON TARIF - Suasana di sebuah pabrik garmen di tanah air. Pengusaha mengeluhkan kebijakan diskon tarif listrik yang dinilai tidak konsisten.


18

Smart Shopping

SELASA

10 MEI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Pepaya Calina Diganti Jadi California JAKARTA, BPOST - Sebagai negara tropis, Indonesia kaya akan buah lokal unggulan yang bisa dieskpor. Kendati demikian, volume ekspor buah malah tak sebanding dengan buah yang diimpor. Rektor Institut Pertanian Bogor (IPB), Herry Suhardiyanto, menilai kualitas buah impor yang lebih baik ketimbang buah lokal akhirnya membuat persepsi masyarakat bahwa buah-buah lokal yang berkualitas justru dianggap sebagai buah impor. “Kita dulu kembangkan Pepaya Calina IPB 9. Namanya Pepaya Calina, tapi orang sebutnya Pepaya california. Padahal di California (Amerika Serikat) belum tentu ada pepaya. Aslinya Calina, disebutnya California. Kita harus concern bahwa buah lokal

juga bagus,” kata Herry di Kementerian Pertanian (Kementan), Jakarta, Senin (9/5). Dia menuturkan, pihaknya bersama Kementan menginisiasi adanya pengembangan buah lokal secara masif lewat program ‘Revolusi Orange’. Tahap awal, direncanakan bisa terealisasi perkebunan buah seluas 100.000 hektar. “Agar kualitas buah lokal seragam dan konsisten diusulkan ada pengembangan perkebunan buah skala kecil, menengah, dan besar. Paling kecil kalau bisa 5 hektare,” jelas Herry. Volume buah tropis yang diekspor tahun lalu 68.555 ton. Meliputi buah manggis 38.071 ton, pisang 22.308 ton, salak 2.201 ton, dan buah lainnya sebanyak 5.974 ton. (dtn)

PETANI PEPAYA - Seorang petani pepaya california di kawasan Landasan Ulin, Banjarbaru, belum lama ini. Pepaya california termasuk jenis pepaya yang sangat diminati di pasaran karena ukurannya tidak terlalu besar, rasanya manis dengan tekstur yang lembut dan berair. DOK BPOST GROUP

DP Rendah Dongkrak Pembiayaan Syariah Adira Finance JAKARTA, BPOST - Relaksasi uang muka atau down payment (DP) pembiayaan syariah sukses mendongkrak penyaluran pembiayaan unit usaha syariah (UUS) PT Adira Dinamika Multifinance Tbk (Adira Finance). Penyaluran pembiayaan UUS Adira Finance hingga Maret 2016 mencapai Rp 1,58 triliun tumbuh 106 persen dibandingkan periode sama tahun lalu. Kontribusi pembiayaan UUS Adira Finance terhadap total pembiayaan Adira Finance pada kuartal pertama 2016 lalu mencapai 22,6 persen. Willy S. Dharma, Presiden Direktur Adira Finance mengatakan, efek DP syariah yang lebih rendah dibandingkan DP pembiayaan konvensional mendorong pertumbuhan pembiayaan syariah. Sekedar mengingatkan,

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengeluarkan aturan relaksasi uang muka pada Juli 2015. Melalui Surat Edaran OJK Nomor 19/SEOJK.05/2015 tentang Besaran Uang Muka Pembiayaan Kendaraan Bermotor Bagi Perusahaan Pembiayaan, OJK membedakan uang muka sesuai jenis dan peruntukan kendaraan. Besaran uang muka kendaraan dipisahkan berdasarkan angka kredit macet atau nonperforming financing (NPF) perusahaan pembiayaan. Uang muka bisa lebih ringan bila multifinance memiliki NPF di bawah 5 persen. Adira berhak memperoleh insentif dari OJK lantaran memiliki NPF sebesar 1,8 persen. Adapun, DP yang diberikan yakni lebih ringan 5 persen dari yang ditetapkan OJK sebesar 15 persen. Selain diuntungkan oleh

kelonggaran aturan dari OJK, pesatnya pembiayaan syariah terangkat karena pendekatan dengan channel seperti bank perkreditan rakyat syariah dan koperasi syariah. Willy menyebut, dari penyaluran kredit Rp 1,58 triliun, pembiayaan syariah untuk sepeda motor porsinya 73 persen. Adapun sisanya sebesar 27 persen disalurkan untuk pembiayaan syariah untuk mobil. Ke depan, Willy optimistis, pembiayaan syariah dapat terus meningkat. Dari target pembiayaan baru Adira Finance tahun ini sebesar Rp 33 triliun, kontribusi UUS sebesar 25 persen dari total pembiayaan. Untuk sumber pendanaan, UUS Adira Finance disokong dari grup usaha Bank Danamon Syariah serta penerbitan sukuk. (ktn/tribunnews)

Pabrik Toyota di Jepang Kembali Beroperasi GEMPA yang terjadi pada Kamis (14/4) di Jepang, membuat rantai suplai pabrik Toyota mengalami masalah. Akibatnya, lebih dari 10 pabrik berhenti beroperasi. Baru akhir pekan lalu, Toyota kembali mengoperasikan delapan tempat perakitannya di kawasan Aichi sekitar markas Toyota serta bagian utara dan barat Jepang. Diberitakan laman Nikken Asian, Senin (9/5/), meski belum 100 persen pulih, namun volume produksi harian Toyota di Jepang menuju normal, yakni sekitar 13.000 unit. Rencananya, pabrik lainnya akan beroperasi pada 14 Mei 2016. Sementara model-model Toyota yang berhenti diproduksi seperti crossover RAV4, Prius hibrida, Lexus serta Scion xB dan tC untuk

1005/B18

Penyaluran KPR Masih Lambat JAKARTA, BPOST - Ekonomi yang masih lesu menyebabkan daya beli masyarakat pun lesu. Dampaknya, awal tahun ini bank pemain kredit properti mengalami perlambatan permintaan kredit pemilikan rumah (KPR). Bank Indonesia (BI) melaporkan, rata-rata KPR perbankan hanya tumbuh 8 persen menjadi Rp 345,9 triliun per Maret 2016 dibandingkan periode yang sama tahun lalu mencapai Rp 329,4 triliun. Head of Retail Banking Product PT Bank CIMB Niaga Tbk Budiman Tanjung menyampaikan, perlambatan KPR karena kondisi penjualan properti belum agresif. Selain itu, perusahan mengalami perlambatan karena adanya peralihan target market dari segmen menengah ke atas ke pasar

yang lebih kecil. Bank yang berpusat di Malaysia ini mencatat penyaluran KPR senilai Rp 23,11 triliun per kuartal I-2016, atau naik 2,0 persen dibandingkan posisi kuartal I-2015 sejumlah Rp 22,66 triliun. Penyaluran KPR tidak tinggi juga karena rasio kredit bermasalah atau nonperforming loan (NPL) sebesar 2,6 persen per kuartal I-2016. Tren penyaluran KPR akan naik seiring peningkatan penjualan properti melalui developer dan secondary market. “Sejak Maret 2016, penyaluran KPR mulai baik karena penjualan rumah cukup agresif untuk rumah ready stock atau rumah baru, serta bunga KPR mulai turun,” katanya, Senin (9/5). CIMB Niaga menargetkan pertumbuhan KPR sebesar 12-15 persen pada 2016.

Strategi perusahaan untuk meningkatkan penyaluran KPR dengan fokus pada developer-developer yang memiliki potensi penjualan yang cukup besar dan terus mengembangkan potensi penjualan KPR melalui pasar secondary. Sementara, Direktur Konsumer PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) Anggoro Eko Cahyo menyampaikan, pihaknya tak agresif membidik pertumbuhan

kredit perumahan karena permintaan kredit rumah sedang tak baik. BNI membidik pertumbuhan KPR sekitar 10-10,5 persen atau mencapai Rp 38,13 triliunRp 38,30 triliun di tahun 2016 dari perhitungan KPR senilai Rp 34,66 triliun di tahun 2015. “Harapannya, konsumen melakukan spending KPR di semester II sehingga penyaluran kredit naik,” kata Anggoro. (ktn/tribunnews )

Didominasi Pegawai Negeri

NET

Amerika Serikat. Namun, untuk Lexus sudah mulai berjalan, tetapi belum 100 persen. Tak hanya itu, salah satu perusahaan pemasok yang terganggu karena gempa ialah Renesas Electronics Corp. Perusahaan pembuat segala sesuatu tentang kon-

trol microchips mulai dari sistem injeksi bensin hingga kantong udara ini berhenti memproduksi untuk sementara. Pabrik Reneas terletak di utara Jepang. Reneas juga pernah mengalami hal serupa saat Jepang dilanda gempa pada 2011. (kps)

DIREKTUR Utama PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) Maryono mengatakan sudah memenuhi permintaan perumahan dengan membangun 1.200 unit sejak awal tahun 2016 hingga saat ini. Permintaan rumah yang banyak ini bukan hanya di pulau Jawa saja, tetapi juga di kota lainnya seperti di Papua, Sorong, Wamena, Merauke, Kendari dan lainnya. Dia menambahkan, permintaan KPR bersubsidi di daerah tersebut banyak didominasi oleh para pegawai negeri. Untuk itu, emiten

berkode saham BBTN itu akan menurunkan suku bunga KPR nonpromo sebesar 9,75 persen pada September. Catatan saja, saat ini, bunga KPR non promo milik BTN masih di kisaran 11-12 persen. Seperti diketahui, produk utama BTN adalah KPR, di mana 54 persen di antaranya merupakan KPR subsidi yang bunganya sudah 5 persen. Sementara KPR non subsidi terbagi menjadi dua jenis bunga, yakni bunga promo yang memiliki bunga sebesar 8 persen dan non promo. (ktn)

ISTIMEWA

PERUMAHAN

di Kalsel.

- Salah satu komplek perumahan yang ada


Tribun Anniversary banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

10 MEI 2016

likes: BPost Online

19

HUT KE-74 -

Syukuran HUT ke-74 HG (P) Rusdi Effendi AR ditandai dengan tiup lilin dan pemotongan kue ultah berhias bentuk kamera yang dipersembahkan oleh anak-anaknya, Senin (9/5) di kediaman Jalan Jafri Zam-zam Banjarmasin. Acara dihadiri berbagai kalangan dari ulama, pejabat, tokoh, hingga teman-teman Rusdi semasa di SMA.

VIDEO: HUT KE-74 GUSTI RUSDI FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO/RAHMADHANI

Bersyukur Banyak yang Mendoakan Pejabat hingga MFC Hadiri HUT HG (P) Rusdi Effendi

KALANGAN KEPOLISIAN - HUT HG (P) Rusdi Effendi juga dihadiri Kapolda Kalsel, Brigjend

Erwin Triwanto (kedua dari kanan).

BERSAMA DANREM - Foto bersama Danrem 101 Antasari, Kolonel Yanuar Adil (kedua dari kanan), pemilik harian Kalimantan Post H Taufik Effendie, dan pengusaha H Supiansyah.

“KALAU ada piring yang pecah, jangan disimpan di dalam laci. Kalau Rusdi ada salah, jangan disimpan dalam hati”. Pantun itu menjadi pamungkas sambutan HG (P) Rusdi Effendi AR, Senin (9/5) di acara syukuran HUT ke-74 dia. Tokoh pers Banua yang juga Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group ini, pada 8 Mei 2016 genap berusia 74 tahun. Acara syukuran di kediamannya di Jalan Jafri Zamzam, Banjarmasin ditandai dengan pemotongan kue ultah berhias bentuk kamera Canon EOS 5 D yang dipersembahkan oleh anak-anaknya. Kehadiran berbagai kalangan di syukuran HUTnya inilah yang menurut Rusdi membuatnya sangat bersyukur. Pada HUT ke-74 ini, Rusdi juga mendapat kado istimewa dari Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kalsel, KH Husin Naparin. “Inti dari semua acara syukuran ini adalah doa dari KH Husin Naparin yang dengan ikhlas, tanpa diminta mendoakan saya. Alhamdulillah, terima kasih banyak,” ujar Rusdi yang siang itu memberikan sambutannya didampingi sang istri tercin-

ta, Hj Nuril Nikmatiah Sedar serta keempat anak serta para menantu dan delapan cucu. Pada momentum itu, KH Husin Naparin mengutip Alquran surah Al Ahqaaf (46) ayat 15 yang intinya Allah menjelaskan tentang makna usia hamba mulai dari dalam kandungan hingga dewasa yang ditandai pada usia 40 tahun. Usia yang menjadi momentum berharap lima kebaikan menyertai kehidupan seperti doa bersyukur, mohon pengampunan untuk dirinya, orangtua serta anak cucunya. Menurut Husin Naparin, maka sangat beruntunglah bagi hamba yang diberi kesempatan hidup hingga mencapai 70 tahun. “Di usia ini merupakan kesempatan emas, di mana bukan hanya manusia yang memberikan kecintaannya tetapi juga para penghuni langit,” ujar Husin Naparin. Syukuran milad Rusdi tak hanya dihadiri teman-temannya semasa di SMA Negeri Mulawarman dan di Universitas Lambung Mangkurat (ULM), juga dihadiri ulama, Kapolda Kalsel Brigjend Erwin Triwanto, Danrem 101 Antasari Kolonel Yanuar Adil, Sekdaprov HM Arsyadi, Wali

WALI KOTA - Hadir pula Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina di Syukuran HUT ke-74 HG (P) Rusdi Effendi AR. Kota Banjarmasin Ibnu Sina, Bupati Batola H Hasanudin Murad, Wali Kota Banjarbaru Nadjmi Adhani dan wakilnya Darmawan Jaya, pemilik harian Kalimantan Post Taufik Effendie, pengusaha Utomo Wijaya. Hadir pula Kajati Kalsel Nofarida, mantan Wali Kota Banjarbaru H Ruzaidin Noor, Danlanud Sjamsudin Noor, Letkol Pnb Erwin, GM PLN Wilayah Kalselteng Purnomo, GM Pelindo III Hengki Jajang Herasmana, Kadiv Pemasyarakatan Kemenkumham Kalsel Harun Sulianto, Kepala BI Kalsel Harymurthy Gunawan, Rektor IAIN Antasari H Akhmad Fauzi Aseri, Rektor ULM Su-

tarto Hadi, Ketua Yayasan Suaka Ananda BPos Hj Aida Muslimah Rosehan, kalangan perbankan, perhotelan, hingga pengurus organisasi dan komunitas. “Selain para petinggi, saya juga bersyukur milad ini dihadiri teman-teman mulai SMA Negeri Mulawarman, teman ketika kuliah di Unlam sampai juga unsur BEM Unlam yang sekarang. Bahkan kesebalasan Martapura MF ikut hadir serta komunitas Mercedez di Banjarmasin di mana saya sebagai penasihatnya,” ujar ayah dari Gusti Ervin Wardhana, Gusti Hj Yulistina, Gusti Erhandy atau Hendy ‘Gigi’, dan Gusti Febrina. (uum)

BPOST GROUP/EDI NUGROHO

IBNU SINA, Wali Kota Banjarmasin

Sosok Pengayom PEMKO Banjarmasin mengucapkan selamat HUT ke-74 Pemimpin Umum (PU) Banjarmasin Post Group, HG (P) Rusdi Efendi AR. Di usia 74 tahun ini, diharapkan tetap sehat dan memberikan kontribusi kepada Banua. Saya secara pribadi mendoakan agar Pak Rusdi selalu sehat dan selalu bisa aktif, baik di kegiatan sosial dan keagamaan. Pak Rusdi adalah sosok pengayom semua pihak. Arahan dan bimbingannya akan selalu dinantikan para pejabat dan tokoh di Kalsel dalam membangun Kota Banjarmasin dan Kalsel. (ogi) BRIGJEND ERWIN TRIWANTO, Kapolda Kalsel

BPOST GROUP/EDI NUGROHO

MOHANDAS H HENDRAWAN, Kepala Disporabudpar Kalsel

Konsen Juga ke Olahraga HG (P) Rusdi Efendi AR yang kini menjabat dan aktif di berbagai organisasi di Kalsel merupakan tokoh di Banua ini. Punya konsen, memberi warna, dan berkontribusi positif di berbagai bidang baik olahraga, budaya, hingga ekonomi kreatif. Pak Rusdi merupakan tokoh yang selalu dibanggakan warga Kalsel dan dihormati. Sosok yang selalu dekat dengan semua kalangan, masyarakat dan pemerintah. Mudah-mudahan Pak Rusdi terus sehat dan panjang umur, serta masih memberikan kontribusi pemikiran dan semangat untuk kemajuan Kalsel. (ogi)

MARTAPURA FC - Pemain kesebelasan Martapura FC usai mengucapkan selamat, berfoto bersama HG (P) Rusdi Effendi AR.

H SUPIANSYAH, Pengusaha Kalsel

Sahabat Semua Kalangan SOSOK HG (P) Rusdi Efendi AR merupakan sosok sahabat di berbagai kalangan di Kalsel dan punya kepedulian yang tinggi terhadap pembangunan di provinsi ini. Di usianya ke-74 ini, diharapkan Pak Rusdi selalu sehat dan panjang umur. Pemikiran, jaringan relasi, dan kemampuan berpikirnya sangat bagus dan menjadi teladan untuk pembangunan dan perkembangam perekonomian di Kalsel. Orangnya juga selalu konsultasi dan terbuka. Bahkan, untuk hal-hal besar yang akan diputuskan, Pak Rusdi selalu konsultasi dengan para sahabat. (ogi)

H TAJUDDIN NOOR, Wakil Ketua Kadin Kalsel

Tokoh dan Aset Banua SAHABAT PU Banjarmasin Post Group, HG (P) Rusdi Efendi AR di antaranya adalah Tajuddin Noor yang sekarang Wakil Ketua Kadin Kalsel. “Saya salut bisa mempertahankan persahabatan dengan baik hingga di usianya sekarang, 74 tahun,” kata H Tajuddin Noor yang sudah mengenal baik Rusdi selama 25 tahun. Dia berharap, Gusti Rusdi tetap eksis di media massa, di berbagai organisasi karena sosoknya sebagai sesepuh dan pengayom sangat diperlukan.”Pak Rusdi itu aset dan tokoh Kalsel. Mari kita doakan bersama agar Pak Rusdi sehat selalu,” kata Tajuddin Noor. (ogi)

BPOST GROUP/EDI NUGROHO

MENGUCAPKAN selamat HUT ke-74 dan mendoakan PU Banjarmasin Post Group, HG (P) Rusdi Efendi AR makin sehat, panjang umur, dan barokah. Tetap bisa memberikan kontribusi di berbagai organisaBPOST GROUP/AYA SUGIANTO si yang dijabatnya. Saya lihat Pak Rusdi saat ini aktif di berbagai organisasi. Mudah-mudahan selalu sehat dan bisa memberikan kontribusi pemikiran terhadap pembangunan di Kalsel. (ogi)

PENGUSAHA BANUA - Utomo Wijaya (berbaju biru), pengusaha di Banua ini ikut merayakan syukuran HUT ke-74 Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group.

BPOST GROUP/EDI NUGROHO

Berkontribusi Membangun Kalsel


Smart Activity

20 SELASA

10 MEI 2016

banjarmasinpost.co.id

AGENDA z Banjarmasin Insight dengan tema Kemandirian dan Potensi Energi, Selasa, 10 Mei 2016 pukul 08.00 Wita di Auditorium IAIN Antasari, Banjarmasin. Forum Peduli Perkembangan Banua ini, menghadirkan narasumber Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina dan General Manager PT PLN Wilayah Kalselteng, Purnomo. z Kandangan Book Fair 2016 bersama Gramedia Duta Mall di Kandangan, Selasa, 10 Mei 2016 mulai pukul 08.00 Wita. z Angkat Sumpah Profesi Ners Tahun Akademik 2015-2016 Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Banjarmasin, Rabu, 11 Mei 2016 di Himalaya Ballroom, Hotel Banjarmasin Internasional.

Berbagi Ilmu Make Up Minimalis MEMILIKI keterampilan make up minimalis, terutama bagi ibu-ibu memiliki banyak keuntungan. Ikatan Waria Banua (IWB) Banjaraty atau Banjarmasin Transgender Solidarity beberapa waktu lalu menyelenggarakan beauty class bagi karyawan di Dinas Pendidikan Kota Banjarmasin. “Acaranya di Diknas Kota Banjarmasin, materinya teknis make up dasar bagi ibuibu,” kata Humas IWB Banjaraty, Keket. Keterampilan ini, menurutnya, perlu dimiliki ibuibu agar bisa merias diri sendiri baik untuk keseharian pergi ke kantor maupun di momentum spesial. Kegiatan digelar bekerja sama dengan Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI). “Kami berikan teknis make up yang minimalis, jadi tidak norak bila hendak diterapkan ketika berangkat ke kantor,” ujarnya. Bila tidak untuk ke kan-

tor, ketika ada momentum spesial make up minimalis bisa juga diterapkan dengan sentuhan tangan sendiri. Memiliki keterampilan make up minimalis, disebutnya, lebih praktis dibandingkan bila pergi ke salon di momen khusus itu. “Jika kita sendiri mampu, maka bisa mencocokan materi make up serta sentuhan warna soft seperti apa sesuai dengan selera. Atau seberapa minimalisnya bisa disesuaikan keperluan, kan dikerjakan sendiri,” katanya. Apalagi bagi ibu-ibu yang memiliki anak gadis, ilmu ini kemudian bisa diajarkan kepada mereka. “Kami mengajarkan dari teori ke praktik pada saat itu juga. Begitu pulang, diharapkan mereka bisa membawa ilmunya,” ujar Keket. Beauty class ini, selain sebagai promo sosial, juga upaya untuk mengurangi stigma di masyarakat terhadap organisasi IWB. (uum)

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Akik Rp 30 Ribu Pun Ada Pembukaan Pameran dan Kontes Batu Mulia Nusantara WALI Kota Banjarbaru, Nadjmi Adhani langsung mengunjungi stan-stan pada pembukaan Pameran dan Kontes Batu Mulia Nusantara serta Pameran Kain Sasirangan, Senin (9/5) pukul 16.45 Wita di Gedung Bina Satria Kota Banjarbaru. Sebelum membuka acara tersebut, Nadjmi mengucapkan terima kasih kepada pihak panitia yang telah kreatif dengan mengadakan Pameran dan Kontes Batu Mulia Nusantara. Di ajang ini, juga dijual akik dengan harga terjangkau, yakni Rp 30 ribu per karat. Apalagi, saat ini keberadaan batu mulia Nusantara mengalami penurunan. “Karena kita harus tetap semangat membangun ekonomi kreatif Banjarbaru, baik dalam hal batu mulia maupun kain sasirangan,” kata Nadjmi. Pembukaan yang juga dihadiri tamu undangan di antaranya Wakil Wali Kota Banjarbaru, Darmawan Jaya Setiawan, Dansat Brimobda Kalsel Kombes Pol Puji Santosa, serta Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group, HG (P) Rusdi Effendi AR berlangsung akrab. Ketua Pelaksana Pameran dan Kontes Batu Mulia Nusantara, Akhmad Wijaya Kusuma, mengatakan, tujuan dilaksanakannya kegiatan ini guna membangkitkan kembali pamor batu-batu mulia di Kalsel khususnya Banjarbaru.

BANJARMASIN POST GROUP/ABDUL GHANI

PAMERAN AKIK

- Pemimpin Umum BPost Group sekaligus Penasihat Paguyuban Wijaya Kusuma Gemstone, HG (P) Rusdi Effendi AR bersama Wali Kota Banjarbaru Nadjmi Adhani (ketiga dari kanan) meninjau stan saat pembukaan Pameran dan Kontes Batu Mulia Nusantara, Senin (9/5) sore di Gedung Bina Satria Kota Banjarbaru.

Dalam kegiatan yang sama, juga digelar pameran kain sasirangan atau hasil usaha kecil menengah masyarakat Banjarbaru. “Kegiatan ini sebetulnya juga sekaligus merayakan ultah ke-17 Kota Banjarbaru,” kata Akhmad Wijaya. Pada kontes batu berharga nanti, sebanyak 31 kategori yang diperlombakan. Di antara jenis batu berharga tersebut yakni akik ging-

gang dan red borneo. Kegiatan digelar setiap hari mulai pukul 10.00 Wita dan akan berlangsung hingga Jumat (13/5), sedangkan kontes batu mulia diadakan Selasa (10/5) hingga acara berakhir. Pendaftaran kontes dibuka Selasa. “Tujuan utama kami sebetulnya mempromosikan batu akik ginggang. Jenis batu ini merupakan jenis batu mulia asli Cempaka

Banjarbaru,” ujarnya. Seorang peserta pameran, Khairani mengaku tertarik ikut dalam kegiatan tersebut karena ingin mempromosikan batu-batuan mulianya. Selain itu, sekaligus menstimulasi kelesuan batu mulia di Kalsel terutama di Banjarbaru dan Martapura. “Ada banyak batu yang saya pamerkan di acara ini, dari batu berkelas hingga biasa. Harganya pun relatif

terjangkau, dari harga kisaran Rp 30 ribu hingga Rp 125 ribu per karat,” kata warga Martapura itu. Momen pembukaan pameran, juga dimanfaatkan ketua panitia, wali Kota Banjarbaru, dan tamu undangan lainnya memberikan kejutan berupa kue ultah kepada HG (P) Rusdi Effendi yang merupakan Penasihat Paguyuban Wijayah Kusuma Gemstone. (gha/*)

Gandeng Pemko Kembangkan Trisakti

KIRIMAN PELINDO III UNTUK BPOST GROUP

KERJA SAMA - Direktur Utama PT Pelindo III Djarwo Surjanto (kiri) dan Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina menandatangani MoU, Selasa (3/5) di Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya.

1005/B20

PELINDO III bersama Pemerintah Kota (Pemko) Banjarmasin berkomitmen siap mengembangkan Pelabuhan Trisakti, Banjarmasin. Komitmen ini tertuang dalam memorandum of understanding (MoU) yang ditandatangani oleh Direktur Utama PT Pelindo III Djarwo Surjanto dan Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina, Selasa (3/5) di Terminal Penumpang Gapura Surya Nusantara Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya. Pada acara yang juga di-

hadiri Direktur SDM dan Umum PT Pelindo III Toto Heliyanto, General Manager (GM) PT Pelindo III Banjarmasin Hengki Jajang Herasmana, Wakil Wali Kota Banjarmasin Hermansyah, Djarwo mengatakan saat ini Pelabuhan Trisakti mendapatkan perhatian lebih dari Pelindo III terutama dalam peningkatan fasilitas. “Untuk arus barang di Kota Banjarmasin mengalami penurunan, yang disebabkan lesunya perekonomian. Namun, hal ini merupakan ke-

sempatan untuk melakukan perbaikan fasilitas-fasilitas untuk memaksimalkan kinerja produktivitas proses bongkar muat di Pelabuhan Banjarmasin,” kata Djarwo dalam sambutannya. Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di sektor perhubungan ini, akan melakukan penataan lokasi bongkar muat, sehingga lebih bersih dan modern. “Saya mohon dukungan dari Pemerintahan Kota Banjarmasin dalam pengembangan Kota Banjar-

masin, melalui kerja sama yang telah diberikan. Bersama-sama menghadirkan pelayanan yang semakin baik untuk masyarakat,” katanya. Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, mengharap, dengan adanya kerja sama ini dapat mewujudkan cita-cita bersama yaitu mewujudkan Banjarmasin yang terkenal dengan julukan Kota Seribu Sungai menjadi pintu gerbang perekonomian di Kalimantan. (kiriman: Humas Pelindo III)


SELASA SELASA

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

10 MEI 2016 2016 12 JANUARI

21

1005/B21


22 SELASA SELASA

10 2016 2016 12 MEI JANUARI

1005/B22

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online


SELASA SELASA

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

10 MEI2016 2016 12 JANUARI

23

1005/B23


24 SELASA SELASA

12 10 JANUARI MEI 2016 2016

1005/B24

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online


Super Ball banjarmasinpost.co.id ost.co.id

BIG MATCH WEST HAM VS MAN UNITED

LIVE ON RABU (11/5) PUKUL 02.45 WITA

epaper.banjarmasinpost.co.id epaper pe per p err..b e .ba ba b an njjja nja arm rrma ma m asi ssin inpos osstt.c .cco .c o...iid o.i o

follow us: @b @banjarmasinpost

SELASA

DIISUKAN KAN HAMIL

INCARAN INCARA PERTAMA RANIERII INC

PETENIS putri Serbia, Ana Ivanovic dikabarkan dan dua. Spe p kulasi itu dilontarkan tengah berbadan Spekulasi aan Serbia, Blic. Dugaan berbadan an d ua ua tabloid kenamaan dua etelah Ivanovic terlihat mengenak kan n itu terlontar setelah mengenakan a biru, dan putih, yang biasa dik ken naka akan jumpsuit warna dikenakan an yang sedang hamil. Hal lain yyang ang ang oleh perempuan ugaa ug aan n ke keha hami mila lan n, kkekasih ekas ek asih ih ggelandang elland ela dan ngg memperkuat d dugaan kehamilan, nited, Bastian Schweinsteigerr ini Manchester United, nd dur d arii aj jangg M ad drid id O pen n unt tuk mendadak mundur dari ajang Madrid Open untuk meriksaan medis. (Tribunnews s/den n) menjalani pemeriksaan (Tribunnews/den)

PE PEL ELATI TIH Leicester, Leicest Claudio Ranieri mengincar striker PELATIH Pesscara Pe cara,, Gianluc Pescara, Gianluca Lapadula untuk musim depan. Pen nyyerang era 26 ta Penyerang tahun ini menggila di Serie B dengan me engem ngemas 24 ggol musim ini, termasuk enam gol dalam mengemas ena am partai p tera enam terakhir. Namun, ia harus bersaing dengan Tottenh ttenham Hotsp Tottenham Hotspur yang juga menginginkan jasa La apa padu dula du la. Pr Pres esid id Pescara, Daniele Sebastiani mengaku Lapadula. Presiden su udah menerima m sudah telepon dari Ranieri yang ingin merekrut sttrriikern ernya ttersebut. erseb b "Kita baru berbicara masalah strikernya i fo in formal," kata S forma informal," Sebastiani. (Tribunnews/den)

WEST HAM

VS

10 MEI 2016

likes: BPost Online

25

MAN UNITED

Pelan tapi Pasti WAYNE Rooney memang kalah cepat dari dua yuniornya, Anthony Martial, dan Marcus Rashford. Namun, striker sekaligus kapten Manchester United berusia 30 tahun ini punya kualitas teknik, dan jam terbang tinggi yang membuat kelasnya tetap di atas kedua yuniornya. Karena itulah, gelandang Man Uni, Ander Herrera percaya Rooney akan jadi pemain kunci yang menentukan misi tim untuk menggapai tiket ke zona Liga Champions musim depan. Menyusul kemenangan 1-0 atas Norwich City, dan hasil imbang Manchester City 2-2 kontra Arsenal, Man United kini hanya terpaut dua poin dari Man City. Setan Merah duduk di peringkat lima dengan 63 poin dari 36 kali berlaga. Sedang Man City di peringkat empat dengan 65 poin dari 37 kali bermain. Artinya, jika MU bisa mengalahkan West Ham di Boley Ground, Rabu (11/5), dan menekuk Bournemouth di Old Trafford (15/5) mendatang, maka skuat Louis van Gaal dipastikan akan bertengger di peringkat empat, menyalip City untuk masuk zona kualifikasi liga Champions. Bahkan, jika Arsenal kalah dari tim yang sudah pasti terdegradasi, Aston Villa, maka MU akan langsung masuk ke Liga Champions. Saat ini The Gunners di peringkat tiga dengan 68 poin dari 37 kali laga.

ULASAN PELATIH

TTanpa Kesalahan TTERUS terang saya gugup karena ini partai te terakhir kita di stadion yang sangat kita hormati. S Saya terbius ambisi untuk memberi kemenangan d di laga bersejarah ini. Syarat utama untuk b bisa mewujudkan itu adalah kita harus bisa tampil tanpa kesalahan. Saya ingin tim ini bangkit setelah dipermalukan Swansea 1-4. Saya ingin para pemain marah dan melampiaskannya ke laga dini hari nanti. (Tribunnews/den) *) Slaven Bilic, Pelatih West Ham

PPartai Sulit BERMAIN di partai perpisahan West Ham di Boley B G Ground pastinya akan sangat sulit bagi kita. Kita h harus bermain melawan tim yang sedang terpacu m motivasinya untuk memberikan kemenangan d di laga terakhir di stadion yang bersejarah. Tambahan lagi, mereka baru saja dikalahkan oleh kita di Piala FA. Jadi, kita harus ekstra waspada. Mereka juga tim yang sangat bagus. (Tribunnews/den) *) Louis van Gaal, Pelatih Manchester United

FAKTA LAGA z Dari 13 kali laga terakhir kontra Man United, West Ham tak mencetak gol di delapan laga di antaranya z Man United tak pernah kalah dari 14 laga terakhir bertemu West Ham di Liga Primer z Man United tak terkalahkan dari enam laga terakhir musim ini “Rooney adalah pemain kelas dunia. Ia kapten yang sangat bagus, dan ia tak egoistis. Maka, keberadaannya di tim selalu penting. Para pemain bintang biasanya egoistis, tapi Rooney tidak. Itu membuatnya menjadi begitu berharga,” ujar Herrera. “Saya tahu Marcus [Rashford], dan Anthony [Martial] sangat cepat. Tapi kita semua juga tahu kualitas Roooney. Ia bisa membuat assists, ia bisa mengatur permainan, dan ia biasa bermain sebagai gelandang, atau pun winger. Itu yang membuatnya jadi protagonis di tim ini,” katanya. Di usianya yang masuk 30 tahun, Roo perlahan bermetamorfosis dari striker menjadi seorang gelandang. Ini terlihat terutama sejak ia kembali pulih dari cedera, dimana ia tiga kali dimainkan sebagai gelandang yakni saat mengalahkan Aston Villa 1-0, menekuk Crystal Palace 2-0, dan memukul Everton 2-1 di Piala FA. Namun, saat melawan Norwich (7/5), Roo dipaksa untuk kembali ke habitatnya sebagai striker. Ini terjadi karena Anthony Martial cedera saat pemanasan, dan Marcus Rashford

performanya menurun diduga karena kelelahan. Di posisi target man, Roo bermain cukup apik, terbukti ia bisa memberi assist untuk gol kemenangan MU yang dicetak Juan Mata. Padahal, seperti dikatakan pelatih Louis van Gaal, Rooney sebenarnya tak suka ditempatkan di posisi ujung tombak. “Saya merasa dia tidak senang dengan saya yang memutuskan untuk memainkannya di posisi striker. Namun [Adnan] Januzaj hanya tampil selama 45 menit kemarin, jadi saya tidak bisa memainkannya sebagai starter. Tapi Rooney tampil sangat baik untuk memberi assist kepada Juan Mata. Dia berperan layaknya No. 10,” katanya memuji. Roo sepertinya bakal kembali menjadi striker dini hari nanti. Pasalnya, kondisi Martial, dan juga Rashford masih meragukan. Man United juga kehilangan Matteo Darmian yang cedera pergelangan kaki. Ia menambah panjang antrean pemain cedera yang diisi Luke Shaw, dan Bastian Schweinsteiger. Sementara, Marouane Fellaini absen gara-gara terkena hukuman kartu merah. Man United dipastikan mendapat perlawanan keras dari tuan rumah West Ham. Pasalnya, pelatih “The Hammers”, Slaven Bilic masih berambisi lolos ke Piala Europa musim depan. Di atas kertas, hal itu masih mungkin terjadi meski memang sangat sulit. Saat ini mereka berada di peringkat ketujuh dengan poin 59 dari 36 kali bermain. Jika pun berhasil menyapu

bersih dua laga tersisa, nasib mereka masih tergantung dari tim lain untuk bisa lolos ke Eropa. “Mari tuntaskan tugas. Kita harus finis di tempat yang setinggi-tingginya,” ujar Bilic yang bisa menurunkan kekuatan terbaik karena tak ada pemain yang cedera. (Tribunnews/den)

Partai Perpisahan di Boleyn Ground LAGA melawan Manchester United, Rabu (11/5) dini hari adalah partai terakhir pasukan West Ham berlaga di Stadion Boley Ground. Stadion yang punya sejarah panjang, berdiri pada 1904 ini, bakal dirobohkan, dan skuat The Hammers pindah ke stadion baru yang lebih megah, Stadion Olympic. Suasana haru dan emosional dipastikan akan terjadi di laga terakhir dini hari nanti. “Ini akan jadi partai yang menguras emosi karena ini akan jadi kesempatan terakhir kami bermain di stadion yang bersejarah ini. Justru karena itu saya berharap motivasi para pemain berlipat untuk memberi catatan manis kepada para penonton di akhir sejarah stadion ini,” kata pelatih West Ham, Slaven Bilic. Pelatih Manchester United, Louis van Gaal mengaku mungkin ikut larut dalam emosi di laga terakhir

di Boley Ground. “Saya tahu ini salah satu stadion tertua. Kami sangat menghormati mereka. Kami tak bermaksud merusak pesta perpisahan itu, tapi kami sangat membutuhkan tambahan tiga poin,” ujarnya. “Ini akan jadi laga sulit. Kami akan bertarung melawan tim yang ingin merayakan perpisahan terakhir dengan stadion yang mereka cintai. Dan mereka pastinya tak ingin kalah di laga spesial itu,” ujar pelatih asal Belanda ini. Kubu West Ham terpaksa pindah stadion karena kapasitas Boley Ground yang hanya bisa menampung 35.106 penonton tak sebanding dengan animo penonton yang membeludak. Stadion yang baru, Olympic, berkapasitas 54 ribu penonton dengan berlokasi di Stratford, London. Dikutip dari Soccerstats.com,

AFP

BOLEY GROUND-

Stadion Boley Ground, markas West Ham, yang akan dirobohkan tengah tahun ini. Laga melawan Man United dini hari nanti jadi partai terakhir di stadion ini sebelum mereka pindah ke stadion yang baru dalam setiap laga Liga Primer yang digelar di Boleyn Ground, 99,8 % kapasitas stadion selalu terisi. Hal itu membuat rata-rata prosentase penonton di Boleyn Ground tertinggi

di Liga Primer, bahkan di atas laga kandang Manchester United dan Arsenal yang hanya mencapai prosentase kehadiran 99,5 % dan 99,4 %. (Tribunnews/den)

1005/B25


Super Soccer

26 SELASA

10 MEI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

LEVANTE 2 VS 1 ATLETICO

Akhir Tragis Atletico „ Gagal Juara Setelah Takluk dari Tim yang Pasti Terdegradasi PERJUANGAN Atletico Madrid untuk meraih gelar juara La Liga musim ini berakhir tragis. Mereka kalah dari Levante, tim yang sudah dipastikan terdegradasi ke divisi Kedua setelah terpuruk di peringkat paling bawah klasemen. Persaingan calon juara La Liga kini tinggal menyisakan dua tim; Barcelona dan Real Madrid. Penentuan juara harus ditentukan melalui pertandingan terakhir dari Kedua klub raksasa Spanyol tersebut. Meski kalah di tangan Levante, pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone mengaku tetap bahagia dan bangga. Simeone bahagia karena timnya telah berusaha yang terbaik di laga itu. Atletico dikalahkan Levante 1-2 dalam laga lanjutan Liga Spanyol. Kekalahan itu membuat Atletico dipastikan gagal juara Liga Spanyol musim ini. "Di balik kekalahan ini, saya bahagia karena tim sudah berusaha yang terbaik," ujar Simeone. Pelatih asal Argentina itu pun merasa bangga pada timnya. "Saya bangga pada para pemain, mereka

telah menjalani musim yang hebat sampai sekarang." Simeone juga tak mau mencaricari alasan kenapa timnya sampai kalah dari Levante, tim yang berada di peringkat paling bawah klasemen La Liga. "Tidak ada alasan," katanya. "Kami sedang menyelesaikan musim yang fantastis dan kami tertinggal hanya satu pertandingan dari pesaing kita, Barcelona dan Real Madrid. Itulah yang membuat saya bahagia, pada kesempatan lain kita pernah keluar dari persaingan padahal masih tersisa 10 pekan. Sungguh

Spanyol. Posisi Atletico digusur oleh rival sekotanya, Real Madrid. Atletico tersingkir dari persaingan perebutan trofi juara Liga Spanyol setelah ditaklukkan Levante dalam laga lanjutan Liga Spanyol pekan 37, Minggu (8/5). Bertandang ke Stadion Ciudad de Valencia, Spanyol, Atletico pulang dengan tangan kosong lantaran kalah 1-2 dari tim tuan

menyakitkan, tapi sejauh ini saya senang telah berjuang. Saya bangga dengan apa yang telah kita lakukan." Dengan hasil itu, Atletico harus rela turun peringkat ke posisi tiga klasemen sementara Liga

rumah. Atletico sejatinya dapat bermain cukup baik dalam laga tersebut. Hal itu terbukti dari gol cepat Fernando Torres pada menit kedua. Gol tersebut tercipta setelah Torres berhasil menyambar umpan Koke ke gawang Levante. Namun tim tuan rumah dapat menyamakan kedudukan melalui gol Victor Casadesus di menit ke-30. Casadesus sukses menanduk umpan Mauricio Castillo ke gawang Jan Oblak. Mimpi buruk Atletico menjadi kenyataan setelah Giuseppe Rossi mencetak gol di menit ke-90. Mendapat umpan Jose Luis Morales dari sisi kiri lapangan, Rossi langsung

menyambar si kulit bundar ke gawang Atletico. Hasil ini membuat tim besutan Diego Simeone rela kehilangan kans untuk menggeser posisi Barcelona di puncak klasemen. Sebab, mereka kalah head to head meski punya peluang dapat menyamakan jumlah poin Barcelona di laga pamungkas Liga Spanyol pada pekan depan. (Tribunnews)

AFP PHOTO

BERPELUKAN- Giuseppe Rossi (tengah) berpelukan dengan rekannya di tim Levante, Jose Luis Morales (kiri) setelah mencetak gol ke gawang Atletico Madrid yang dikawal kiper Jan Oblak.

Tak Bisa Tertolong LEVANTE dipastikan terdegradasi dari pentas La Liga musim depan meski mereka berhasil menaklukkan Atletico Madrid yang dikenal sebagai salah satu tim terbesar di La Liga musim ini. Kemenangan 2-1 atas Atletico tak menyelamatkan mereka dari takdir buruk akhir musim ini. "Meski saya bangga dengan perjuangan para pemain, kemenangan ini tidak menolong kami, tetap bersedih. Kami sudah pasti terdegradasi ke divisi Kedua," kata Rubi, sang pelatih. Levante secara matematis sudah dipastikan terdegradasi sejak pekan lalu. Meski demikian, mereka main dengan penuh kebanggan saat

melawan Atletico. Tertinggal lebih dulu, mereka bisa menyamakan skor dan berbalik unggul. Kiper juga melakukan beberapa penyelamatan gemilang pada beberapa momen ketika mendapatkan serangan balik. Data statistik menunjukkan sejak 2007, Atletico sering kesulitan saat menghadapi Levante di kandangnya. Rubi menyoroti performa tim yang bermain buruk saat bermain tandang lah yang membuat mereka menuai hasil mengecewakan musim ini. "Pada putaran Kedua kami bisa main bagus saat di laga kandang, tapi masalahnya ada pada laga tandang," kata Rubi. (mba)

DIRECT POINTS

ULASAN Pelatih

z Atletico Madrid dipastikan tersingkir dari perburuan gelar juara La Liga z Harapan Atletico terkubur setelah dikalahkan Levante, tim yang pasti terdegradasi z Tinggal Barcelona dan Real Madrid yang masih punya kesempatan dalam perburuan juara La Liga z Penentuan juara ditentukan pada laga terakhir

PEGANG KEPALA-

Pemain belakang Atletico Madrid, Juanfran (bawah) memegang kepala sambil tiduran di depan bek Levante, Juanfran Garcia (atas). Atletico Madrid secara mengejutkan kalah dari Levante, tim yang sudah pasti terdegradasi. Skor berakhir 2-1 untuk Levante.

Tak Ada Alasan " "TIDAK ada alasan. Kami sedang m menyelesaikan musim yang fantastis dan k kami tertinggal hanya satu pertandingan da pesaing kita, Barcelona dan Real Madrid. dari Itula yang membuat saya bahagia, pada Itulah kesempatan lain kita pernah keluar dari persaingan padahal masih tersisa 10 pekan. Sungguh menyakitkan, tapi sejauh ini saya senang telah berjuang. Saya bangga dengan apa yang telah kita lakukan." (mba) Š Diego Simeone, Atletico Madrid

Tetap Degradasi "KAMI bermain sangat terorganisir. fokus, meski kadang merasa khawatir. Saya memberikan pujian pada seluruh tim. Meski saya bangga dengan perjuangan para pemain, kemenangan ini tidak menolong kami, tetap bersedih. Kami sudah pasti terdegradasi ke divisi Kedua. Pada putaran Kedua kami bisa main bagus saat di laga kandang, tapi masalahnya ada pada laga tandang". (mba)

AFP PHOTO

TORINO 1 VS 2 NAPOLI

Gonzalo Higuain Cetak Gol Ke-33 GONZALO Higuain berhasil mencetak gol Ke-33 buat Napoli pada musim ini. Ia mencetak gol tersebut saat Napoli mengalahkan Torino 2-1. Dengan gol sebanyak itu, dia telah menyamai jumlah gol yang dikemas oleh legenda Inter Milan, Antonio Valentin Angelilo pada musim 1958-1959. Napoli berhasil meraih kemenangan 2-1 saat menyambangi markas Torino di Stadion Olimpico. Kemenangan atas Torino mengantarkan Napoli kembali merebut posisi kedua klasemen sementara Serie A dari tangan AS Roma. Saat ini, Napoli mengemas 79 poin atau unggul dua poin dari Roma. Napoli lebih mendominasi permainan meski tampil sebagai tim tamu. Mereka unggul dalam penguasaan bola dan mencetak gol pertama pada menit Ke-12.

Higuain mencetak gol pertama dengan melepaskan tendangan kaki kanan dari dalam kotak penalti, usai mendapatkan umpan dari Marek Hamsik. Gol itu merupakan torehan ke-33 Higuain sepanjang musim ini di ajang Serie A. Jumlah tersebut menjadikannya sebagai pemain pertama yang bisa menorehkan 33 gol dalam satu musim sejak catatan Antonio Angelillo pada 1958-1959. Napoli menggandakan keunggulan menjadi 2-0 pada menit ke-20. Kembali berawal dari umpan Hamsik, kali ini Callejon yang berhasil mengonversikannya menjadi gol dengan melepaskan tendangan dari jarak dekat. Pada sepanjang babak pertama Torino terus berada di bawah tekanan Napoli. Namun, hingga jeda Napoli tetap unggul 2-0. Pada paruh kedua, perlahan tim tuan rumah berhasil mengurangi dominasi permainan Napoli.

Meski tertinggal 0-2, Torino menolak menyerah dan terus berupaya mencetak gol balasan. Upaya skuat asuhan Giampiero Ventura membuahkan hasil pada menit ke-66. Torino berhasil mengubah kedudukan menjadi 1-2. Gol itu dicetak Bruno Perez dari dalam kotak penalti memanfaatkan umpan terobosan Giuseppe Vives. Pelatih Napoli, Maurizio Sarri, mengatakan para pemainnya telah mengalami peningkatan musim ini. Peningkatan itu menurutnya ada pada segi kualitas yang dimiliki. Beberapa pemain bahkan disebut Sarri luar biasa. "Banyak pemain telah mengalami peningkatak kualitas musim ini, sebagaimana Kalidou Koulibaly, Allan, Jose Callejon, Marek Hamsik, Lorenzo Insigne, dan Dries Mertens luar biasa," ujar Sarri.(Tribunnews)

AFP PHOTO

RAYAKAN GOL- Gonzalo Higuain merayakan gol yang Ke-33 musim

ini bersama dengan Lorenzo Insigne.

1005/B27


Super Sport banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

10 MEI 2016

likes: BPost Online

27

Persaingan Makin Terbuka Lorenzo Sebut Hasil Balapan di Le Mans Spesial PEBALAP Movistar Yamaha, Jorge Lorenzo menilai persaingan untuk menjadi juara dunia MotoGP musim ini menjadi lebih menarik lagi setelah dia dan Valentino Rossi meraih podium 1 dan 2, sementara Marc Marquez hanya menambah 3 poin. Pasalnya, Marc Marquez menjalani balapan dengan baik dan tanpa kesalahan serius pada empat seri pertama

NOMOR 1-

Pebalap Movistar Yamaha, Jorge Lorenzo mengangkat papan dengan nomor 1 berlogo Michelin usai balapan di sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu (8/5). AFP PHOTO

musim ini. Dengan Marquez hanya finis Ke-13 di Le mans tersebut, Lorenzo menganggap persaingan di antara pebalap papan atas terasa seperti dimulai dari nol lagi. Lorenzo kini di puncak klasemen dengan 90 poin, hanya terpaut lima poin dari Marquez, dan hanya unggul 12 poin dari Valentino Rossi. Persaingan akan dilanjutkan pada balapan seri Keenam yang akan digelar di sirkuit Mugello, Italia pada 22 Mei mendatang. "Ini hari yang spesial, terutama untuk persaingan juara. Sebelum lomba ini, Marquez tidak membuat kesalahan fatal dan pada balapan ini hasil terbalik diraih pebalap Yamaha, karena saya sebelumnya terjatuh di Argentina dan Rossi jatuh di Austin, jadi kita memulai dari nol lagi pada balapan berikutnya," kata Lorenzo. "Sekarang akan dihadapi balapan di Mugello dan itu adalah trek yang saya sukai dan mungkin itu adalah balapan favorit saya, di mana saya bisa mengambil keuntungan dari semua kualitas dan kekuatan saya," kata Lorenzo dilansir crash.net. "Jelas Ducati akan kuat dengan adanya lintasan lurus panjang dan itu adalah trek di mana mereka menghabiskan lebih banyak waktu saat uji coba," kata juara bertahan itu. "Tapi saya pikir untuk saat ini mereka tidak begitu bersaing di kejuaraan dengan kesalahan yang dibuat kedua pebalap. Jadi, kita harus membandingkan

DIRECT POINTS z Jorge Lorenzo merasa z z z z

persaingan juara seperti dimulai dari nol lagi Hasil balapan di Le Mans terasa spesial Marquez yang tampil gemilang pada empat seri pertama hanya menambah 3 poin di Le Mans Yamaha finis 1-2 dan Lorenzo kini merebut posisi puncak dari Marquez Rossi yang start Ke-7 finis Kedua

level kekuatan kami dengan Marc dan Rossi. Sangat menyenangkan kami sekarang memimpin kejuaraan," katanya. Melihat jalannya balapan, Lorenzo mendominasi dari pole position dan menang dengan selisih 10 detik dari Rossi yang finis Kedua sehingga Yamaha finis satu-dua. Lorenzo mengatakan tak mau santai meski jaraknya dengan Rossi cukup jauh saat balapan. "Ketika Rossi tertinggal tujuh atau delapan detik di belakang, Aku bisa sedikit bernapas, tapi tidak terlalu lega juga karena aku ingin terus menjaga kecepatan tinggi dan tidak kehilangan konsentrasi," katanya. "Sepeda motor dan ban juga luar biasa. Saya pikir Michelin telah membuat pekerjaan yang baik dan bekerja cepat untuk memperbaiki masalah yang kami alami di Jerez, terutama di bagian tengah karena kami merasa lebih banyak grip selama balapan," katanya. "Saya ingin menjaga kecepatan tinggi ini dan tidak mengubah garis balapan saya atau terlalu santai untuk menghindari membuat kesalahan bodoh atau menabrak." Saat balapan di Jerez, Lorenzo menyatakan tidak puas dengan kinerja ban Michelin yang dipakai di roda

belakang, dia mengalami masalah saat di lintasan lurus. Namun Michelin menyiapkan ban yang lebih cocok untuk balapan di Perancis buat Lorenzo dengan tiga pilihan ban belakang baru. Lorenzo memuji kerja keras mereka di belakang layar untuk mengatasi masalah ini. "Tidak kristis, saya hanya mengatakan apa yang saya rasakan, ban perlu ditingkatkan, saya katakan ini karena penting mereka mengerti, dan pada kesempatan ini mereka perlu bekerja dan mereka telah melakukannya, itu sangat penting," kata Lorenzo. Kadang-kadang, lanjut Lorenzo dia mengeluh tentang beberapa aspek dari ban tapi reaksi yang diambil sangat terlambat. "Tetapi dengan Michelin mereka bersedia untuk meningkatkan ban dan memberi kita ban terbaik dan itulah sebabnya saya mengucapkan selamat kepada mereka kemarin dan juga hari ini," kata Lorenzo. (Tribunnews/mba)

Rossi: 20 Poin yang Sangat Penting VALENTINO Rossi menilai 20 poin yang didapatnya sebagai runner-up di sirkuit Le Mans adalah poin yang sangat penting. Dia mengalami beberapa kesulitan saat balapan tersebut. "Ketika kita memulai balapan dari barisan ketiga di posisi Ketujuh dan Ànis Kedua, itu hasil yang selalu terasa luar biasa dan khususnya pada hari ini, bisa meraih 20 poin sangat penting buat kejuaraan," kata Valentino Rossi dilansir crash.net. "Kita sudah bisa memperkecil

selisih dengan pebalap yang ada di puncak. Ada pergantian dari Marc Marquez ke Lorenzo. Pekan ini terasa sangat sulit dan melalukan beberapa kesalahan. Khususnya pada Jumat karena kami telah berkonsentrasi pada ban," kata Rossi. Rossi juga memuji Lorenzo. Ia menilai, Lorenzo mempunyai kecepatan yang baik. "Saya bisa melakukan beberapa putaran yang bagus tapi saya tak mampu mengejar Jorge karena dia memiliki kecepatan yang baik,"

10 Pebulu Tangkis Wakili Indonesia di Olimpiade SEBANYAK 10 pebulutangkis Indonesia akhirnya berhasil mengamankan tiket ke Olimpiade Rio de Janeiro yang akan dilangsungkan pada Agustus mendatang. Penghitungan poin olimpiade dimulai pada 4 Mei 2015 hingga 1 Mei 2016. Indonesia menempatkan Tommy Sugiarto dan Linda Wenifanetri masingmasing di sektor tunggal putra dan tunggal putri. Pasangan Hendra Setiawan/ Mohammad Ahsan dengan meyakinkan meraih tiket ke olimpiade dengan duduk di peringkat dua dunia, begitupun pasangan ganda putri Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari. Sektor ganda campuran berhasil meloloskan dua wakil yaitu pasangan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir dan Praveen Jordan/ Debby Susanto. Di sektor tunggal putri, sempat terjadi kejar-kejaran peringkat antara Linda dan Maria Febe Kusumastuti, pemain binaan klub Djarum. Peringkat terakhir menyatakan Linda berada di posisi 22, dua tingkat lebih tinggi dari Febe yang duduk di posisi 24 dunia. Hal lain yang mendasari terpilihnya Linda adalah penghitungan hasil head to head melawan pemain-pemain top dunia seperti Carolina Marin (Spanyol), Ratchanok Intanon (Thailand), Wang

ujar Rossi. "Jorge terlalu jauh dan dia juga memiliki kecepatan yang kuat," tambahnya. Rossi juga menegaskan dirinya mengalami kesulitan di awal balapan GP Prancis. Namun Rossi menyatakan dirinya tak lebih buruk dibanding Andrea Dovizioso dan Marc Marquez. "Saya memiliki awal yang buruk tapi saya sedikit lebih cepat dibanding Dovi dan Marquez dan saya mampu melakukan beberapa lap yang baik," katanya. (mba)

YAMAHA MOTOGP

BERSAING - Para pebalap saat bersaing ketat beberapa saat setelah start di sirkuit Le Mans.

KATA Mereka

Mulai Nol Lagi

Poin Penting

Sangat Spesial

"INI hari yang spesial, terutama untuk persaingan juara. Sebelum lomba ini, Marquez tidak membuat kesalahan fatal dan pada balapan ini hasil terbalik diraih pebalap Yamaha, karena saya sebelumnya terjatuh di Argentina dan Rossi jatuh di Austin, jadi kita memulai dari nol lagi pada balapan berikutnya". (mba) Jorge Lorenzo, Movistar Yamaha

"KETIKA kita memulai balapan dari barisan ketiga di posisi Ketujuh dan finis Kedua, itu hasil yang selalu terasa luar biasa dan khususnya pada hari ini, bisa meraih 20 poin sangat penting buat kejuaraan. Kita sudah bisa memperkecil selisih dengan pebalap yang ada di puncak. Ada pergantian dari Marc Marquez ke Lorenzo". (mba) Valentino Rossi, Movistar Yamaha

"RASANYA sangat spesial ketika saya bisa berada di atas podium. Kita melakukan usaha yang luar biasa. Kemarin kita sulit, sangat kesulitan. Tapi hari ini kita menemukan setingan baru. Marc dan Dovi tidak beruntung. Pedrosa sempat mendekat tapi saya bisa menjaga balapan dengan mulus dan mengontrolnya". (mba) Maverick Vinales, Suzuki Ecstar

Terjadi saat Balapan sudah di Ambang Batas LOLOS KE OLIMPIADE-

BADMINTONINDONESIA.ORG

Ganda putri, Greysia Polii/ Nitya Krishinda Maheswari dipastikan lolos ke olimpiade Rio de Janeiro. Yihan (Tiongkok) dan sebagainya. Hasilnya, Linda tercatat memiliki skor lebih tinggi dari Febe. “BWF (Badminton World Federation) sudah merilis daftar-daftar pemain yang berhak untuk berlaga di olimpiade dan nama Linda ada di urutan ke-15, dari segi peringkat dunia juga Linda berada diatas Febe. Selain itu, kami juga sudah menganalisa performance Linda dan Febe, secara hasil penghitungan head to head dengan pemainpemain dunia, Linda lebih unggul,” ujar Rexy

Mainaky, Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PBSI dalam konferensi pers di Pelatnas Cipayung, Senin (9/5). Dua medali emas menjadi target tim bulutangkis di Olimpiade Rio de Janeiro 2016. Dua sektor yang paling berpeluang untuk memenuhi target ini adalah sektor ganda putra dan ganda campuran. Namun tak menutup kemungkinan sektor tunggal putra, tunggal putri dan ganda putri membuat kejutan dan menyumbangkan medali. (Tribunnews/BI)

PEBALAP Repsol Honda, Marc Marquez menjelaskan tentang kecelakaan yang dialaminya saat bersamaan dengan Andrea Dovizioso terjatuh di belakang Valentino Rossi pada balapan di sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu (8/5). "Sangat disayangkan saya terjatuh pada hari ini. Saya sedang menjalani balapan yang bagus. Tapi hal seperti itu bisa terjadi ketika kita sedang berada di ambang batas di setiap lap," kata Marc Marquez dilansir HRC. "Saya bisa saja memilih menjalani balapan dengan lebih konservatif. Tapi di sini, kita bisa berakhir jauh di belakang jika saya melakukannya. Jadi, hari ini saya mengambil risiko," katanya. Dalam balapan, Marquez kehilangan pijakan saat sedang melakukan percepatan, dan dia harus kembali mengerem. "Akhirnya saya kehilangan kendali pada bagian depan dan jatuh," katanya. Hal yang positif adalah bahwa dia berhasil mendapatkan tiga poin dan dia hanya terpaut lima poin dari Jorge Lorenzo di klasemen setelah balapan. Marquez dan pebalap Ducati Andrea

CRASH.NET

TERJATUH- Marc Marquez dan Andrea Dovizioso saat terjatuh di lintasan sirkuit Le

Mans Prancis. Keduanya terjatuh bersamaan di belakang Valentino Rossi. Dovizioso terjatuh saat di tikungan. Keduanya saat itu berada di posisi ketiga dan keempat. Marquez dan Dovizioso yang hendak menikung tiba-tiba terjatuh bersamaan. Pebalap Suzuki, Maverick Vinales, yang

berada di posisi empat otomatis melaju ke posisi tiga di belakang pebalap Movistar Yamaha, Valentino Rossi. Jatuhnya Marquez dan Dovizioso sontak menjadi perbincangan hangat di media sosial. (Tribunnews/mba)


yUPPIES SELASA, 10 MEI 2016

28

Terpaksa Tak Jalankan Tradisi SUDAH menjadi rutinitas bahwa saat perayaan kelulusan sekolah, para murid selalu merayakannya dengan corat coret baju dan konvoi. Aksi ini dianggap sebuah keharusan dan tradisi yang melekat bagi para siswa. Meski sudah ada larangan dari pihak sekolah atau bahkan kepolisian, namun tampaknya masih banyak siswa di Banua yang melanggengkan tradisi corat coret seragam dan konvoi di sejumlah jalan. Khususnya di Kota Banjarbaru dan Kabupaten Banjar. Lantas bagaimana para siswa menyikapinya? Anis, seorang pelajar di Banjarmasin menilai aksi corat coret lebih kepada rasa syukur akan kelulusan. “Meski sekarang nilai UN bukan lagi penentu, tetap saja pelajar ingin meluapkan kegembiraan pasca kelulusan UN,” kata Anis. Dirinya juga baru saja melewati momen kelulusan, namun karena kondisi tertentu maka tak ada aksi corat coret seragam seperti pada umumnya. “Sekolah mewanti-wanti keras. Begitu juga orangtua. Jadinya tidak ikut-ikutan. Teman-teman juga tidak ada yang corat

coret,” ujarnya. Aksi corat coret dianggap Anis sebagai bentuk tradisi. Melihat kakak-kakak terdahulu dan senior, melakukan hal tersebut. “Maka itu terdoktrin dengan sendirinya, bahwa saat lulusan memang diluapkan dengan corat coret dan konvoi,” lontarnya. Beberapa tahun lalu, imbuhnya, juga melihat aksi corat coret dilakukan sang kakak kala lulus dari SMA. “Sering lihat di televisi juga, ya begitulah ketika lulusan. Bentuk kesenangan dan kebahagiaan saja,” bebernya. Meski dikatakannya, hal itu dianggap tidak baik dan banyak pihak menilai itu negatif. “Namun inilah yang dirasakan pelajar, seakan sudah tradisi. Apalagi itu momen bahagia sekali seumur hidup dan akan jadi kenang-kenangan,” ungkapnya. Sementara itu, Yunita, seorang sobat muda yang lulus SMA enam tahun silam, mengatakan juga melakukan a k s i corat coret usai peng-

umuman kelulusan. “Saat itu pengumuman UN adalah satu penentu, maka itu ketika diumumkan lulus, saya sangat bahagia sekali,” kata Yunita. Dilanjutkannya, dia bahkan meminta teman-teman sekelasnya untuk tanda tangan dan menulis nama di baju seragamnya. Selain coretan dari semprotan warna yang menghiasi pakaiannya. “Kalau tidak corat-coret, rasanya dulu itu belum lulus,” lontarnya. Perempuan yang sudah bekerja di bidang kesehatan ini juga mengatakan baju seragam yang penuh corat coret dan tanda tan g a n serta nama t e -

man-temannya itu masih disimpannya hingga sekarang. “Jadi kenang-kenangan, masih tersimpan di lemari seragamnya. Kadang kalau melihat itu suka kangen teman-teman SMA dulu,” ungkap perempuan yang akrab disapa Yuyun tersebut. Satu cerita

unik lagi datang dari Amelia Herawati. Saat pengumuman kelulusan SMA enam tahun

silam, dirinya antara senang dan sedih. Momen corat-coret pun urung dilakukan di sekolah seperti teman-teman pada umumnya. “Soalnya ada satu sahabat saya yang dinyatakan tidak lulus, makanya s e -

dih juga saat itu. Mau corat coret pun jadinya tak tega,” bebernya. Mereka dan teman-temannya yang lain, mengantarkan sahabat mereka yang tidak lulus itu dulu untuk pulang ke rumah. “Menangis sekali teman saya yang tidak lulus itu, makanya kami antar dulu ke rumah sebagai wujud peduli sahabat,” lontarnya. Tetapi setelah itu, mereka pun kumpul di satu rumah temannya dan tradisi dimulai. (ady)

FOTO-FOTO/GRAFIS/BPOSTGROUP:/ISTIMEWA/FUAD RIDHA

Sedikit Waktu DUO Pop Folk asal Jogja, Jogja a The Finest berjudul SediTree menelurkan single b kit Waktu. Lagu berirama beriram m lembut ini disukai diyakini bakal banyak anyak d oleh pecinta mus musik Indoik nesia dalam waktu dekat. Soalnya, lagu b a r u Cakka Nuraga dan Elang Nuraga ini in n diproduksi langsung oleh Eross Eross Sheila On7 yang jago menelurkan lagu-lagu menelurr hits. “Finest Tree itu pohon Trr yang bagus. Saya harap yang apapun yan n kami kerjakan selalu u menjadi hal bagus,” kata yang b Eross. Eross Single sebelumnya Aku seb dan Kau sudah lebih h dulu masuk ke radio-radio seluru seluruh u Indonesia. Tanggapannya Prediksi T nggapannya pun positif. Ta po o Eross tak berlebihan tampaknya setetam m lah melihat kesuksesan n band dengan fans yang cukup banyak k ini. (*) NET

Olahraga Hingga Bertemu Menteri MAHASISWA Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Antasari Banjarmasin memiliki sejumlah himpunan mahasiswa dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) yang aktif dalam menggelar berbagai kegiatan menarik. Misalnya Sanggar Musik Antasari yang aktif dengan kegiatan bermusiknya. Awal bulan lalu atau tepatnya Rabu 4 Mei 2016, UKM ini menggelar acara musik santai dan menghibur. “Yang tampil calon anggota UKM Sanggar Musik Antasari yang ketiga. Luar biasa kemarin itu, kawan-kawan menyuguhkan penampilan yang maksimal dan banyak juga yang nonton,” kata Adieb, Ketua UKM Sanggar Musik Antasari. Bertempat di halaman PSB IAIN Antasari Banjar-

masin, kegiatan itu digelar. Banyak lagi-lagi hits ditampilkan. Tak sekedar hiburan, namun juga berbagi ilmu antara anggota senior dan junior. Selain itu, ada juga kegiatan menarik yang digelar Fakultas Ushuluddin dan Humaniora IAIN Antasari Banjarmasin. Kegiatan dilangsungkan sejak awal bulan lalu dan terjadwal hingga 13 Mei 2016 mendatang. Kegiatan tersebut dinamai? WASSI (Week of Arts, Sports and Sciences). “Ini ajang perlombaan tahunan terbesar di lingkungan Fakultas Ushuluddin dan Humaniora IAIN Antasari Banjarmasin,” kata anggota Dema FUH IAIN Antasari Banjarmasin Di samping itu, tak kalah menarik kegiatan yang akan

ISTIMEWA

digelar pentas Angkatan XXIII Sanggar Bahana Antasari. Tepatnya, Selasa (10/5) malam, mereka akan pentas perdana di Auditorium Mastur Jahri IAIN Antasari.

Seminar nasional pendidikan entrepreneur tahun 2016menghadirkan Rahman Fauzan MT (Ustadz Fauzan Al-Banjary). Terbaru, IAIN Antasari

Banjarmasin juga menggelar kegiatan besar yakni Gerakan Nusantara Mengaji yang dihadiri Menpora RI Imam Nahrawi, Minggu (8/5) pagi. (ady)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.