Bp20170712

Page 1

RP. 3.000

28

LANGGANAN RP. 75.000

Halaman

RABU

12 JULI 2017

18 SYAWAL 1438 H

1

NO. 338 TH XLVI/ISSN 0215-2987

Ada Tersangka Baru Kasus KTP Elektronik

Lapangan Bola Pemko Mangkrak

KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) mengantongi sejumlah nama tersangka baru dalam kasus korupsi KTP elektronik. Dalam hitungan hari, KPK akan mengumumkannya. Ketua KPK Agus Rahardjo berjanji pengumuman tersangka baru dalam proyek senilai Rp 5,9 triliun itu dilakukan secara terbuka. Sejauh ini, KPK baru menetapkan tiga tersangka. Mereka adalah mantan Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil KemenHAL dagri Irman dan mantan Direktur Data dan Informasi Kemendagri, Sugiharto; serta pengusaha Andi Agustinus alias Andi Narogong. Banjarmasin post

RENCANA Pemko Banjarmasin membangun lapangan sepak bola di setiap kecamatan, belum terealisasi. Bahkan, salah satu lapangan sepak bola di Jalan Pramuka Kompleks Rahayu di Banjarmasin Timur mangkrak dan tidak ada kejelasan penyelesaiannya. Rerumputan tumbuh tinggi dan hampir memenuhi lapangan. Bisa dikatakan, lahan tersebut belum tersentuh cukup lama. Sebagian warga HAL justru tidak mengetahui kalau itu adalah lahan buat lapangan sebanjarmasin blitz pakbola yang diprogram Pemko Banjarmasin.

16

17

ANTARA/HAFIDZ MUBARAK A

DUKUNG KPK - Ketua KPK Agus Rahardjo (dua dari kiri) bersama Ketua Umum PBNU Said Aqil Siradj (tiga dari kiri), Ketua Hubungan Luar Negeri PP Muslimat NU Yenny Wahid dan Ketua Bidang Hukum PBNU Robikin

Emhas (kanan) mengangkat tangan bersama seusai melakukan konferensi pers mengenai pertemuan mereka di gedung KPK, Jakarta, Selasa (11/7). Kedatangan pimpinan PBNU ke markas lembaga antirasuah itu untuk memberikan dukungan menghadapi hak angket DPR.

BPR Milik Pemda Tak E sien

OJK Dorong Delapan BPR Merger BANJARMASIN, BPOST - Rencana Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merampingkan jumlah Bank Perkreditan Rakyat (BPR) langsung disikapi pengelola BPR di Banua. Sebanyak delapan BPR milik Pemkab Tabalong dan Pemkab Tapin bakal dimerger lantaran lemah pengawasan dan tidak efisien. “OJK Kalsel mendorong BPR-BPR

yang kepemilikannya sama melakukan merger,” kata Agus Priyanto, kepala Kantor OJK Regional IX Kalimantan, Selasa (11/7). Sebagai gambaran, sebut Agus, di Kabupaten Tabalong ada tiga BPR berbeda yang kepemilikannya sama yaitu pemerintah daerah setempat. Padahal, untuk setiap satu BPR paling tidak memiliki dua anggota

direksi. Ini membuat Pemkab Tabalong harus menggaji enam anggota direksi. Muhammad Isnaeni, ketua Perhimpunan Bank Perkreditan Rakyat Indonesia (Perbarindo) Kalsel membenarkan rencana merger BPR milik perusahaan daerah (PD) di Kabupaten Tabalong dan Tapin. Isnaini juga menyambut baik ren-

Lemah Daya Saing Selain masalah efisiensi, BPR menghadapi masalah NPL yang relatif tinggi, juga kesulitan untuk mendapatkan pengurus (direksi, komisaris atau dewan pengawas) sesuai kompetensi yang dibutuhkan AGUS PRIYANTO Kepala Kantor OJK Regional IX Kalimantan

KETUA Dewan Komisiosaran modal. Misalnya, BPR ner Otoritas Jasa Keuangan BUKU I dengan modal inti (OJK) MuliaRp 15 miliman D Hadad ar, BPR BUKU menyebut, II bermodal KLIK co.id inti Rp 15 mimasih terdapat permasaliar-Rp 50 miTanggapan nasalahan internal liar, dan BPR bah tentang rencana BUKU III berBank Perkremerger 8 BPR milik ditan Rakyat modal inti di pemda (BPR) yang atas Rp 50 perlu dibemiliar. nahi, antara Tak hanya lain permodalan yang masih itu, OJK memantau sejumlah terbatas. kondisi BPR yang menekan “Kami mengharapkan dedaya saing. BPR memiliki bingan peningkatan struktur aya dana yang tinggi sehingpermodalan pada BPR akan ga berdampak pada bunga meningkatkan daya saing ke- kredit. Produk dan layanan lompok BPR dengan lembaBPR belum variatif, padahal ga keuangan lain,” ujarnya, harus bersaing dengan lemSenin (10/7). baga jasa keuangan lain daSaat ini, sebut dia, BPR dikategorikan berdasar bez Hal 15 kol 1-3

Banjarmasin Post

Chelsea Islan Che

Pejuang Kanker Payudara

cana OJK melakukan perampingan terhadap BPR. Langkah itu sebagai upaya penguatan modal, penyehatan serta efisiensi di tubuh BPR. Kata Isnaeni, sebenarnya bukan penutupan, tetapi dalam merger yang artinya konsolidasi dalam memperkuat modal. “Karena di satu z Hal 15 kol 1-3

BPR DI KALSEL Kabupaten HSU BPR Amuntai Selatan BPR Amuntai Tengah BPR Amuntai Utara

Kabupaten Tapin BPR Binuang BPR Candi Laras Utara BPR Tapin Selatan BPR Tapin Tengah BPR Tapin Utara

Kabupaten en Tabalong BPR Haruai BPR Kelua a BPR Muara Uya

BPR Martapura BPR Simpang Empat BPR Astambul BPR Sungai Pandan BPR Sungai Tabuk BPR Dana Permata Lestari BPR Gawi Sabumi Mandasari BPR Mitratama Arthabuana BPR Multidhana Bersama BPRS Barkah Gemadana

Branding Belum Maksimal WALAUPUN secara nasional pada April 2017 Bank Perkreditan Rakyat (BPR) tumbuh positif, masih banyak permasalahan internal yang harus dibenahi. Selain masalah tata kelola yang masih perlu diperbaiki, ada tiga persoalan yang bisa disoroti yakni masalah kekuatan modal, pengembangan produk serta layanan BPR. Alternatif merger merupakan jalan tepat untuk mengatasi dan memperkuat permodalan BPR di Kalsel. Itu bisa terealisasi karena pada dasarnya BPR-BPR yang akan melakukan merger milik pemerintah daerah.

Risa Dua Tahun Jalani Seleksi DUA tahun lamanya, Risalatul asal Jember Jawa Timur dan Amar Sidiq asal Batam menunggu mimpi yang akhirnya terwujud. Keduanya, bersama 134 santri lainnya sama-sama mewujudkan mimpi menimba ilmu agama di Turki. Para santriwati Tahfidzul Quran ini beruntung mendapat beasiswa dari United Islamic Cultural Centre of Indonesia (UICCI).

A

Anang Gayam P a n d i ra n d i G e t e k

+ Kada jauh-jauh dari Senayan, Nang-ai

Kabupaten Banjar

HARIS FAULIDI ASNAWI Kajur Ekonomi Syariah UIN Antasari

Biasanya yang jadi kendala merger adalah visi mis perusahaan yang berbeda. Nah, kalau pemiliknya satu ya ini sepertinya tidak terlalu sulit. Dari sisi bisnis, merger bertujuan agar BPR bisa lebih mengembangkan produk dan layanan perbankan. Termasuk memaksimalkan penggunaan teknologi informasi digital untuk produk-produk dan layanan. Dalam semua jenis usaha termasuk BPR, branding penting untuk membangun image. Soal branding ini saya rasara BPR belum maksimal karena masih banyak masyarakat tidak tahu BPR apa yang beroperasi di wilayahnya sendir. (acm)

MIMPI SANTRI MONDOK DI TURKI

z Ha Hal 15 kol 1-3

- Ujar KPK, cagar ada lagi tersangka korupsi paroyek E-KTP, Lak-ai

BPR Kandangan BPR Labuan Amas Selatan

SUMBER:PERBARINDO KALSEL/GRAFIS: BPOST GROUP/RIZALI RAHMAN

CHELSE Islan diam-diam CHELSEA menjad menjadi pejuang kanker payudara sejak duduk di bangku Sek Sekolah Menengah Atas (SMA) (SMA). Bintang sitkom TeDETIK.COM

Kabupaten HSS

News Analysis

TRIBUN

WISUDA - Wisuda dan pelepasan 136 santri dan santriwati tahfidzul quran di kementerian agama, Selasa (11/7).

mar Sidiq (17), santri asal Batam bercerita kepada Tribun, mengalami proses seleksi selama dua tahun guna mendapatkan beasiswa ke negara yang memiliki sejarah Islam cukup panjang itu. Proses yang dilaluinya pun cukup panjang, hingga

Masin Tuha TAHUN ini si Palui umpat bahuma manggarap pahumaan paninggalan aruah abahnya sakitar 5 borongan . Jadi kawa jua baras kada mahurup z Hal 15 kol 1-4

mendapatkan tiket ‘mengantongi tiket’ belajar di Turki. Di tahap awal adalah menghafal Alquran. “Dua tahun (saya melalui proses), pertama mulai menghafal Alquran,” ujar Amar ditemui z Hal 15 kol 4-7

Waktu SALAT Banjarmasin Sekitarnya

SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA

05.08 12.30 15.53 18.28 19.42


2

tribun shopping RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Ibnu Berharap UKM Makin Terbantu PT SKV Punya Gedung Baru BANJARMASIN, BPOST - Memiliki gedung baru, PT Sarana Kalsel Ventura (SKV) diharapkan Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina lebih semangat mendukung pengembangan usaha kecil menengah (UKM) di daerah ini. Tidak hanya mengenai permodalan tetapi juga pembinaan. Hal tersebut disampaikan Ibnu saat meresmikan gedung baru SKV di Jalan Pramuka Banjarmasin, Selasa (11/7). “Ini juga diharapkan dapat mendukung program pemerintah kota mengenai pembentukan wirausahawan baru di Banjarmasin. Diharapkan PT Sarana Kalsel Ventura dapat membantu UKM yang benar benar potensial,” kata Ibnu.

ST RY

HIGHLIGHTS

z PT Sarana Kalsel Ventura tawarkan permodalan UKM

z Alternatif permodalan selain perbankan

z Sebanyak 54 persen mitra di Banjarmasin, 18 persen di Banjarbaru, 7 persen di Kabupaten Banjar dan sisanya tersebar Dia melakukan prosesi pemotongan pita tanda peresmian kantor baru SKV didampingi Direktur Utama PT SKV Ilham Zailani, Direktur Utama Bank Kalsel H Irfan dan Direktur Utama PT Ba-

hana Artha Ventura Supomo Pada acara ini juga hadir Dewan Komisaris PT SKV yaitu Mursani, H Sofyani dan H Taufik Effendie. SKV merupakan perusahaan pembiayaan berkonsep kemitraan yang hadir di Kalsel sejak 20 tahun lalu. Tidak hanya memberikan kredit, SKVjuga fokus dalam melakukan pendampingan dan pembinaan terhadap mitra. Para mitra tersebar di seluruh kota dan kabupaten di Kalsel. Sebanyak 54 persen berada di Banjarmasin, 18 persen di Banjarbaru, 7 persen di Kabupaten Banjar dan sisanya tersebar. “Kami optimistis. Walaupun perekonomian Kalsel sempat terpukul, ini me-

masuki titik balik kendati perlahan. Kami akan lebih jeli lagi melihat potensi dan perkembangan di daerahdaerah,” kata Direktur Utama PT Bahana Artha Ventura Supomo. Kepala Bagian Pengawasan IKNB Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional IX Kalsel Abidir Rahman yang juga hadir menyatakan, “Hingga saat ini 75 persen penyaluran kredit masih dilakukan oleh perbankan umum, diharapkan porsi untuk lembaga keuangan nonbank seperti PT Sarana Kalsel Ventura bisa lebih besar sehingga menjadi alternatif untuk akses keuangan for mal masyarakat tak hanya di kota tapi juga di daerahdaerah.” (acm)

Minimarket Itu Tak Ada Pelayannya CINA mulai diramaikan oleh kehadiran minimarket tanpa kasir dan pelayan. Konsumen dapat menggunakan ponsel mereka untuk memindai barcode dan membayar sendiri barang yang mereka beli. Mengutip South Cina Morning Post, Selasa (11/7), salah satu minimarket “otomatis” ini dioperasikan oleh perusahaan rintisan (startup) teknologi BingoBox di Shanghai. Gerai-gerai itu dibuka setelah masa uji sistem selama beberapa bulan di provinsi Guangdong. BingoBox memiliki dua gerai yang beroperasi di Shanghai, salah satunya bekerja sama dengan peritel waralaba Taiwan RT-Mart. Adapun gerai lainnya bekerja sama dengan peritel Perancis Auchan. Namun, geraigerai itu terpaksa ditutup sementara. Temperatur musim panas yang terik membuat sistem pendingin udara di dalam gerai bermasalah, membuat kualitas beberapa produk makanan dan minuman ikut bermasalah. Sebut saja bentuk

BINGOBOX

SEORANG konsumen di sebuah gerai BingoBox kue yang menjadi berubah dan produk cokelat jadi meleleh. Seorang karyawan BingoBox menyatakan gerai-gerai itu segera dibuka kembali setelah dilakukan serangkaian perbaikan. Namun, secara umum model bisnis minimarket semacam itu dipandang belum matang, termasuk di Cina. Model bisnis gerai ini bergantung pada paduan teknologi ponsel, perangkat lunak pengenal wajah, dan akuntabilitas personal. Konsumen terlebih dahulu harus mendaftar dengan menggunakan identitas mereka yang sesungguhnya. Setelah data diterima, me-

reka bisa masuk ke dalam gerai dengan menggunakan kamera ponsel untuk memindai kode QR yang ada di pintu dan mengirimnya melalui WeChat. Di dalam gerai, mereka bisa memilih produk yang ingin dibeli, memindainya di meja kasir, dan membayar melalui WeChat atau Alipay. Kemudian, kamera memindai konsumen saat keluar gerai. Siapapun yang tidak membayar akan terekam dalam database perusahaan. Meski gerai itu beroperasi tanpa kasir atau pegawai, konsumen bisa menghubungi layanan konsumen melalui

layar video. Saat ini ada delapan gerai BingoBox di Shanghai dan Guangdong. “Gerai itu menjual makanan, minuman, dan kebutuhan sehari-hari dengan harga yang lebih murah dibandingkan mini market tradisional yang ada,” jata VP Marketing BingoBox Wang Ying. Raksasa teknologi Alibaba pun baru saja memperkenalkan minimarket sejenis bernama Tao Cafe di Hangzhou, Provinsi Zhejiang pada akhir pekan lalu. Alibaba menargetkan membuka 100.000 gerai minimarket tanpa kasir dengan kecerdasan artifisial tersebut dalam tiga tahun ke depan. Namun, beberapa war ga masih skeptis terhadap kehadiran gerai mini market generasi baru tersebut. Pasalnya, model bisnis gerai ini mengandalkan sistem kredibilitas personal. “Model bisnis semacam ini harus bergantung pada sistem kredibilitas personal,” ujar salah seorang warganet di jejaring sosial Weibo. (tribunnews)

ANTARA FOTO/ANDREAS FITRI ATMOKO

JAMUR LING ZHI

- Pekerja melakukan perawatan tanaman jamur jenis ling zhi di Sleman, Yogyakarta, Senin (11/7). Jamur ling zhi yang biasa dimanfaatkan sebagai obat untuk berbagai penyakit dan dipasarkan ke sejumlah daerah di Indonesia itu dipatok dengan harga Rp 600 ribu per kilogram.

Gelar Undian Pascalebaran JAKARTA, BPOST - Pascalebaran berbagai pusat perbelanjaan dilaporkan mengalami penurunan jumlah kunjungan. Event and Promotion Manager Mal Kalibata City Square, Felicia Serena mengatakan, penurunan ini bukan saja terjadi di mallnya namun juga di mall lainnya. “Bisa dikatakan, penjualan lesu setelah lebaran memang biasa terjadi di mall manapun. Bisa dikatakan kebiasaan umum,” kata Felicia saat berbincang dengan Tribunnews baru-baru ini.

Kondisi ini membuat pengelola mall harus melakukan berbagai langkah untuk menaikkan kunjungan. “Misalnya memberikan promo belanja, diskon maupun program undian sehingga menarik minat pengunjung untuk datang,” katanya. Mal Kalibata City Square menggelar program belanja Square Suprising bagi enam para pengunjung berhak mendapatkan kejutan dalam pesta undian. “Sengaja undian hadiah paling besar kami berikan

mobil Honda Jazz. Agar pengunjung semakin sering berbelanja dan berlaku kelipatan,” katanya. Felicia menyatakan, terlihat dari para member yang kerap berbelanja di Kalibata CIty Square diketahui pengujung yang belanja 75 persen kaum hawa. “Sekitar 75 persen itu para wanita. Karena memang dalam keluaga, semua yang memegang peran ekonomi adalah seorang ibu. Biasanya mama muda, usia 30 - 35 tahun,” kata Felicia. (tribunnews)

Maskapai Korsel, Vietnam dan Cina Beroperasi di Terminal 3 Soetta

TRIBUNNEWS

1207/B02

JAKARTA, BPOST - Maskapai Saudi Arabian Airlines resmi beroperasi di Terminal 3 Internasional Bandara Soekarno-Hatta mulai Senin (10/7). Dijadwalkan dalam waktu dekat ada empat maskapai lain yang beroperasi di terminal ini, tiga di antaranya mulai beroperasi Juli 2017. “Dalam waktu dekat yang beroperasi yakni Vietnam Airlines, Korea Air, Xiamen Airlines dan China Airlines,” kata Senior General Manager Bandara Internasional SoekarnoHatta (Soetta), M Suriawan Wakan di Terminal 3, Senin. Masing-masing maskapai dijadwalkan beroperasi di Terminal 3 Internasional mulai 12 Juli untuk Vietnam Airlines, 17 Juli Korea Air dan 30 Juli Xianmen Air, sementara China Airlines beroperasi pada 8 Agustus 2017. Seluruh maskapai yang dipindah ke Ter-

minal 3 pada tahap awal ini merupakan anggota dari aliansi penerbangan Skyteam, dimana Garuda Indonesia merupakan salah satu anggotanya. Wakan mengatakan, ditargetkan seluruh penerbangan internasional dari Bandara Soekarno-Hatta akan diterbangkan dari Terminal 3 pada 2017 ini. PT Angkasa Pura II (Persero) melalui kantor Cabang Bandara Soekarno-Hatta mengklaim telah merancang perpindahan operasional dengan matang. Mulai dari sisi pelayanan dan fasilitas, sisi airside dan juga landside. Terminal 3 Internasional dilengkapi dengan sejumlah fasilitas digital seperti, baggage handling system (BHS), layar flight information display system (FIDS) dan aplikasi smartphone yang dapat mempermudah penumpang pesawat atau pengunjung banda-

ra mencari lokasi parkir, memesan tempat parkir inap, melakukan reservasi taksi dan melihat jadwal penerbangan. Guna mendukung kelancaran operasional, Terminal 3 juga dilengkapi dengan 64 konter imigrasi, masing-masing 32 konter imigrasi di keberangkatan dan kedatangan. Selain itu terdapat total 32 autogate imigrasi, di mana masing-masing 15 autogate imigrasi di keberangkatan dan 17 autogate imigrasi kedatangan. “Kami juga sudah menerapkan common use check-in counter system yang juga sudah diterapkan bandara terbaik di dunia,” terang Wakan. Pada security check point sebelum memasuki area imigrasi terdapat 12 unit xray dan dari dua unit body scanner, nantinya akan ditambah menjadi enam unit. (tribunnews)


smart biz banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RABU

12 JULI 2017

likes: BPost Online

3

60 Persen Anggota REI Garap Rumah Subsidi Royzani Akan Kembali Gelar Expo BANJARMASIN, BPOST - Kondisi perekonomian yang belum memperlihatkan kepastian membuat beberapa anggota Dewan Pimpinan Daerah Realestate Indonesia (DPD REI) Kalimantan Selatan, yang selama ini menggarap perumahan nonsubsidi, beralih menggarap rumah subsidi. Penjualan rumah nonsubsidi yang harganya di atas Rp 300 juta sangat sulit. Sedang rumah di bawah Rp 300 juta juga tak menentu. Ketua DPD REI Kalsel, Royzani Sjachril membenarkan sejumlah anggotanya beralih ke segmen rumah Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR). Ini sembari menunggu perekonomian membaik. “Mungkin sekitar 50 persen anggota DPD REI Kalsel sudah menggarap segmen MBR. Kalau dulu, 60 persen MBR dan sisanya nonsubsidi. Tapi sekarang justru persentase MBR naik,” katanya, Selasa (11/7).

ST RY

HIGHLIGHTS

z Perekonomian belum memperlihatkan kepastian

z Sejumlah pengembang beralih ke

Sekarang ini memang daya beli masyarakat turun dan penghasilan masyarakat menurun. Bahkan ada sekitar 10 persen pengembang, anggota REI Kalsel gulung tikar ROYZANI SJACHRIL Ketua DPD REI Kalsel

perumahan subsidi z 10 Persen Pengembang Gulung Tikar

penggunaan lahan yang semestinya berprospek untuk rumah nonsubsidi menjadi MBR. Royzani, yang juga Owner PT Mahatama Property, mengatakan, dalam waktu dekat kembali menggelar Expo REI di Atrium Duta Mall Banjarmasin. “Sekarang ini memang daya beli masyarakat turun dan penghasilan masyarakat menurun. Bahkan ada sekitar 10 persen pengembang, anggota REI Kalsel gulung tikar,” tambahnya. (has)

Dia juga mengatakan sejumlah strategi dijalankan pengembang nonsubsisi seperti mengikuti pameran yang digelar pemerintah atau instansi swasta. Tapi ada juga yang mengalihkan

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

PERMUKIMAN BARU - Sebuah kawasan permukiman baru di Banjarbaru. Kota ini berkembang seiring pemindahan kantor Pemprov Kalsel.

Bertahan di Menengah Atas SAAT banyak rekannya beralih menggarap rumah subsidi, Direktur PT Pesona Purnama, Puriyono justru membangun rumah nonsubsidi di Kompleks Grand Purnama II Handilbakti Kabupaten Baritokuala. Dia optimistis rumah tipe 45, 54 dan 70 itu laku terjual, terlebih pertumbuhan penduduk terus meningkat. “Optimistis terjual semua yang nonsubsidi ini, karena segmennya beda. Sebanyak 100 unit ini segmen menengah ke atas,” katanya. Penjualan rumah mewah saat ini, menurut Puriyono, perlahan tapi pasti. Oleh karena itu developer tidak jor-joran menawarkan promo.

Terpisah, beberapa waktu lalu, Project Manager Citraland Banjarmasin, Yoseph Patrickson Purba mengatakan, penjualan nonsubsidi cukup bagus, bahkan ada beberapa closing selama beberapa bulan lalu. “Tipe yang diminati ada di Citra Garden dengan harga mulai Rp 950 juta sampai Rp 1,1 miliar,” katanya. “Boleh jujur penjualan tahun ini memang tidak sebaik tahun lalu. Tetapi penurunan juga tidak,” tambahnya. Yoseph mengharapkan, kondisi ekonomi stabil sehingga daya beli masyarakat membaik. Investasi rumah dikawasan elite tidaklah rugi. (has)

BERKEMBANG

- Perumahan bermunculan di kawasan persawahan di Kabupaten Banjar, yang berbatasan dengan Banjarmasin. Kawasan ini juga berkembang menjadi pusat bisnis. BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

Izin Perumahan Masih 981 Hari

BANJARMASIN POST GROUP/HASBY SUHAILI

10 RIBU RUMAH - Pengurus DPD Rei dalam sebuah perbin-

cangan mengenai kendala proyek 10 ribu rumah di Kalsel.

TARGET sejuta rumah dalam setahun di Kalsel bakal tak terwujud jika Pemerintah Provinsi Kalsel, pemko dan pemkab kecuali Pemkab Banjar belum menindaklanjuti Peraturan Pemerintah Nomor 64 Tahun 2016. Diungkapkan Ketua DPD REI Kalsel, Royzani Sjachril di kantornya, bahwa sampai sekarang belum ada tindaklanjut dari PP tersebut di pemerintah daerah kendati sudah tujuh bulan berjalan.

“Hanya Kabupaten Banjar yang menyusun peraturan bupatinya. Padahal untuk pencapaian target sejuta rumah, perlu finalisasi peraturan gubernur,” katanya, Selasa (11/7). Dia mengatakan REI se-Indonesia ditarget satu juga rumah untuk masyarakat berpenghasilan rendah. Sedang DPD REI Kalsel ditarget 10 ribu unit. Namun sementara ini baru empat ribu unit. Adapun salah satu pointer utama dari PP tersebut adalah bagi anggo-

ta yang membangun lima hektare ke bawah maka biaya lebih ringan. Caranya meringkas alur proses perizinan, seperti dari 981 hari menjadi 44 hari. Menurutnya, dengan memberlakukan PP itu, biaya perumahan bisa ditekan. Ini agar masyarakat berpenghasilan rendah bisa membeli rumah. Kendala lainnya yang dihadapi adalah pemasangan pipa air bersih dari PDAM. Beberapa daerah seperti

Baritokuala dan Kabupaten Banjar belumlah lancar. Pihaknya mengapresiasi langkap Pemkab Banjar yang sudah menyiapkan perbup sebagai turunan dari PP No 64 itu. “Kalimantan Barat justru sudah berjalan bahkan dibackup Kejati dan Gubernurnya,” tambah Kepala Bidang Hukum DPD REI Kalsel, Irwan Bora diamini Wakil Ketua DPD REI Kalsel, H Busran dan Wakil Bendahara, Sativah Perdana. (has)

Bank Kalsel Syariah Rambah Semua Kabupaten z Dewan Pengawas Gelar Sosialisasi BANJARMASIN, BPOST Lembaga keuangan syariah dalam kegiatannya berdasarkan Alquran dan Hadist. Bank Kalsel melalui Unit Usaha Syariah memiliki Dewan Pengawas Syariah yang bertugas dan bertanggung jawab terhadap pelaksanaan prinsip syariah. Selain mengawasi perkembangan Bank Kalsel Syariah, Dewan Pengawas Syariah juga mempunyai peran menyosialisasikan perbankan syariah kepada masyarakat. Bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Tengah serta Otoritas Jasa Keuangan Kantor Regional 9 Kalimantan, Dewan Pengawas Syariah Bank Kalsel menggelar Sosialisasi Layanan Perbankan Syariah di kabupaten tersebut. Bupati HST yang diwa-

ISTIMEWA

SOSIALISASI

- Dewan Pengawas Syariah Bank kalsel saat menggelar sosialisasi mengenai Perbankan Syariah di Hulu Sungai Tengah.

kili oleh Asisten III Bidang Administrasi dan Umum H Ikhwan Rijani menyatakan dengan adanya sosialisasi diharapkan masyarakat dapat memahami produk dan

layanan perbankan syariah. “Atas nama Pemkab Hulu Sungai Tengah menyambut baik acara sosialisasi ini dan agar lebih digencarkan lagi dengan kegiatan serupa. Ser-

ta diharapkan presentase Bisnis Bank Kalsel Syariah dapat meningkat dengan baik,” katanya, Selasa (11/7). Melalui release, Pemimpin Kantor Cabang Syariah Kandangan, Fachriza Nor Asli menyampaikan, ke depannya dilakukan pembukaan Bank Kalsel Syariah di seluruh kabupaten atau kota di Kalimantan Selatan, seiring dengan rencana Spin Off Bank Kalsel. Dengan dilakukannya pembukaan tersebut, diharapkan dapat meningkatkan volume bisnis Bank Kalsel Syariah. Sosialisasi menghadirkan narasumber yakni Maulana Yasin sebagai perwakilan Otoritas Jasa Keuangan Kantor Regional 9 Kalimantan, Ketua Dewan Pengawas Syariah Bank Kalsel, Prof H Abdul Hafiz Ansyari dan Ismet Suryadi selaku Pemimpin Bank Kalsel KCPS Kedai Barabai. Tlakshow dimoderatori oleh Muhaimin yang juga merupakan anggota Dewan Pengawas Syariah Bank Kalsel. (has)

1207/B03


RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

4

likes: BPost Online

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

@banjarmasinpost

Bpost Online

PERANG TEKNOLOGI

MOBIL JEPANG

Mitsubishi meluncurkan mobil pintar, Risa. Toyota menyiapkan Concept-i, sedang Honda fokus mengembangkan AI, robot dan komponen terkait. Perang teknologi mobil Jepang dimulai!

P

ARA produsen mobil Jepang mulai berebut untuk mengembangkan driver assistance systems, teknologi berdasarkan artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan. Pasalnya saat ini teknologi connected car mulai mengantarkan pada model pengalaman berkendara baru. Mengutip Nikkei, Senin (10/7/21017) Mitsubishi baru saja meluncurkan suatu sistem pribadi AI bernama Risa, sementara Toyota mengerjakan sebuah mobil konsep yang disebut Concept-i. Risa pertama kali meluncur di Automotive Engineering Exposition 2017 Yokohama pada Mei 2017. Sistem ini menggunakan teknologi dan kamera canggih untuk memahami maksud dan kondisi pengemudi (fisik dan emosional), bahkan memberikan

informasi yang relevan. Muneyoshi Namba, pejabat senior Mitsubishi Motors yang bertanggung jawab atas pengembangan teknologi kendaraan mengatakan, merek mobil lain tentunya juga mengembangkan sistem AI serupa, tapi Risa tampak lebih unik. Risa disebut sebagai sistem pertama yang telah memungkinkan untuk menerima informasi dari luar mobil, untuk membantu pengemudi. Untuk melakukan ini, Risa terhubung dengan Pepper dari SoftBank (robot humanoid), untuk mengembangkan pemahaman tentang pengemudi dan penumpang. Risa

juga bisa meningkatkan sisi keamanan, dimana menggunakan kamera untuk memantau kantuk pengemudi, konsentrasi dan keadaan lainnya. Jika pengemudi lelah, Risa menyarankan istirahat. Toyota Sementara Toyota memiliki sistem bantuan pengemudi yang menggabungkan AI dengan teknologi self-driving. Sistem ini telah digunakan dalam Concept-i baru mereka, yang memulai debutnya di Consumer Electronics Show 2017 di Las Vegas pada Januari 2017 lalu. Sistem memonitor lingkungan luar,

keadaan fisik dan emosional pengemudi melalui kamera serta komponen lainnya. Jika mendeteksi stres atau kelelahan, dan merasa tidak yakin dengan kemampuan pengemudi mengoperasikan mobil, sistem ini menyarankan beralih ke mode otonomos. Dalam situasi berbahaya, seperti kendaraan yang secara tak terduga menyimpang dari jalurnya, sistem secara otomatis beralih ke mode otonomos dan memperbaiki kesalahannya. Toyota Research Institute, anak perusahaan Toyota di Amerika

Serikta yang didirikan pada 2016, juga berpartisipasi dalam pengembangan Concept-I ini. Pembuat mobil papan atas Jepang ini, merencanakan test drive untuk beberapa model mobilnya yang disematkan beberapa fungsi Concept-i di jalan umum Jepang, dalam beberapa tahun ke depan. Terakhir adalah Honda, yang pada April tahun ini, Honda R&D mendirikan sebuah organisasi yang bertanggung jawab khusus untuk mengembangkan AI, robot dan komponen-komponen terkait. Namun, jenis teknologinya secara detail belum diinformasikan. (Kompas.com/Ghulam Muhammad Nayazri)

FOTO-FOTO: VOX-CDN.COM

CONCEPT-I - Mobil

pintar andalan Toyota, Concept-i yang memulai debutnya di Consumer Electronics Show 2017 di Las Vegas pada Januari 2017 lalu.

Raih Untung dengan Tukar Tambah JUAL beli mobil dengan sistem tukar tambah menjadi bisnis yang tidak kalah dengan mobil baru. Tak heran jika showroom mobil yang menyediakan layanan tersebut cukup banyak ditemui di Banjarmasin. Salah satu sentra penjualan mobil bekas maupun tukar tambah yaitu di Jalan Pangeran Hidayatullah, Banjarmasin. Beragam mobil dengan aneka tahun produksi dipajang di sejumlah showroom. Atika pemilik showroom Dunia Motor, memaparkan, bisnis mobil di kawasan tersebut terdiri jual baru, jual bekas dan tukar tambah. “Peminat tukar tambah cukup banyak. Saat ini sistem tersebut terbilang ramai,” jelasnya. Pada sistem tukar tambah, mobil konsumen dihargai sesuai pasaran, selanjutnya konsumen dipersilakan memilih mobil yang dikehendaki, jika ada selisih harga maka ditambah dengan uang tunai.

“Misal mobil konsumen dihargai Rp 100 juta, kemudian ia memilih mobil di showroom kami yang harganya Rp 150 juta. Berarti tinggal menambah Rp 50 juta,” jelasnya. Selain tunai, costumer juga bisa memilih cicilan atau kredi. Soal kredit ini pihak showroom akan membantu menghubungkan dengan perusahaan pembiayaan. “Pembayaran sesuai kemampuan, mau berapa tahun?” ungkapnya. Dikatakan pula, sistem tukar tambah ini keuntungannya adalah tidak repot menjual. Cukup di satu tempat dan harga sesuai pasaran. “Jual di sini, beli juga di sini. Silakan mau ditukar dengan mobil second atau bisa juga mobil baru,” tandasnya. Boobby Kusmanjaya, Sales Manager Honda Trio Motor Banjarmasin, menjelaskan, pihaknya secara resmi tidak ada divisi mobil bekas maupu tukar tambah. “Namun sales kami bisa bantu jika ada yang ingin minta ju-

alkan mobil lama dan ganti mobil Honda,” terangnya. Mengenai tahunnya tidak di batasi, karena pada prinsipnya selama masih ada pembeli pasti laku. “Hanya harga apakah bisa diterima oleh pasar atau tidak, pastinya ada negosiasi,” jelasnya. Fitriansyah, pebisnis tu-

1207/B04

kar tambah mobil bekas di Banjarmasin menyatakan, dalam bisnis ini harus menjaga hubungan baik dengan pesaing, karena tidak menutup kemungkinan persaing anda justru dapat menjadi relasi yang menguntungkan juga. “Bisa saja bekerjasama

dengan pesaing tersebut kemudian mengambil keuntungan dari selisih harga mobil yang dijual,” jelasnya. Dipastikannya pula bisnis perlu tempat cukup luas untuk memarkir mobil. Lebih baik lagi jika menyediakan lahan untuk tes drive mobil bekas. (dea)


inter-nas banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RABU

likes: BPost Online

12 JULI 2017

5

Firza Batal Ajukan Herman Jadi Saksi JAKARTA, BPOST - Insiden penyerangan orang tak dikenal terhadap Hemansyah, ahli teknologi informasi (TI) dari Institut Teknomogi Bandung (ITB), membuat Firza Husein batal menunjuknya sebagai saksi meringankan kasusnya. Firza Husein dan Rizieq Shihab dijaring sebagai tersangka kasus pornografi melalui aplikasi WhatsApp (WA). Dalam sebuah acara talkshow di televisi, Hermansyah memberi penjelasan yang arahnya menyebut isi WA yang dijadikan bukti itu mudah direkayasa. Pengacara Firza, Azis Yanuar mengatakan, dalam pemeriksaan lanjutan terhadap kliennya pada Selasa (11/7), pihaknya mengajukan nama-nama meringankan. Satu di antaranya pakar telematika dari ITB, Hermansyah. “Rencananya (Hermansyah) tapi karena ada peristiwa menimpa beliau kami

ST RY

HIGHLIGHTS

z Pemeriksaan Firza

untuk lengkapi BAP

z Kapolda sebut

Hermansyah bukan saksi ahli z Beredar informasi hoax penyusup ditangkap di RSPAD

memutuskan membatalkan seluruh saksi yang rencananya kami ajukan,” kata Azis. Juru Bicara Polda Metro Jaya Kombes Pol Argo Yuwono menerangkan, pemeriksaan Firza kali ini untuk melengkapi berita acara pemeriksaan (BAP) tersebut. Firza hadir bersama penasihat hukumnya, Aziz Yanuar, mengenakan pakaian serba hitam dan kaca mata hitam. Kapolda Metro Jaya Irjen Mochamad Iriawan minta agar kasus penyerangan terhadap Hermansyah tidak dikaitkan dengan kasus Firza

Hanya Bersama Istri KETUA Komunitas Alumni Institut Teknologi Bandung (ITB) Akhmad Sarbini, Selasa (11/7) mengatakan, terdapat kekeliruan terkait kronologi yang tersebar di masyarakat soal Hermansyah, ahli IT dari ITB yang diserang di Tol Jagorawi, Minggu (9/7). Abi, panggilan Sarbini menyampaikan, dari penjelasan adik Hermansyah, Hari, yang didapatkan dari istri Hermansyah, tidak ada iring-iringan mobil antara Hermansyah dengan adiknya saat melintas di Tol Jagorawi. Adapun saat itu hanya ada satu mobil yang dikendarai Hermansyah dan istrinya. Dari sejumlah informasi yang beredar, sempat disebutkan ada iring-iringan mobil yang dikendarai adik Hermansyah. “Tidak ada iring-iringan dengan adiknya. Hanya ada Hermansyah dan istrinya,” ujar Abi di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta Pusat. Masih dari sumber yang sama, Abi menyampaikan bahwa mobil yang dikendarai Hermansyah bersenggolan dengan satu dari dua mobil yang menyerang Hermansyah. Adapun saat itu kedua mobil langsung memepet mobil Hermansyah hingga membuat Hermansyah harus menepi. “Kemudian setelah Hermansyah turun, terjadilah perkelahian. Mereka mengeroyok Hermansyah. Istrinya tetap di mobil. Dengan bersimbah darah Hermansyah mengalami kejadian seperti itu,” ujar Abi. Saat ini kondisi Hermansyah yang dirawat di RSPAD berangsur-angsur pulih. Polisi masih berusaha mencari pelaku pengeroyokan dengan memeriksa kamera CCTV yang terpasang di Tol Jagorawi. (tribunnews)

dan Rizieq Shihab. Menurutnya, di sebuah stasiun televisi Hermansyah memang pernah menyatakan konten percakapan mesum kasus Rizieq Shihab dan Firza Husein adalah palsu. “Itu pekerjaan (pakar telematika) jangan disamakan dengan permasalahan (penusukan). Ya berbeda,” katanya. Iriawan menegaskan, Hermansyah bukan saksi ahli dalam kasus Rizieq. Pernyataannya dilontarkan dalam program televisi, bukan di berita acara pemeriksaan penyidik. “Belum (BAP). Dia kan saat di ILC (Indonesia Lawyer Club) sebagai ahli menyampaikan bahwa itu chat palsu,” ujar Iriawan. Di tengah penelusuran kasus penyerangan terhadap Hermasyah muncul informasi palsu yang menyebut ada seorang penyusup masuk ke Rumah Sakit TNI AD Gatot Subroto, Jakarta. Di rumah sakit itu Hermansyah menjalani perawatan. Kepala Dinas Penerangan (Kadispen) TNI AD Brigjen Alfred Denny Tuejeh mengaku belum mandapatkan informasi mengenai adanya penyusupan itu. Ditegaskan, apabila ada penangkapan terhadap seseorang yang mencurigakan, dirinya pasti mendapat laporannya. “Nggak ada, tetapi tetap saya cek,” ujar Alfred, Selasa. Sedangkan seorang petugas keamanan RSPAD memastikan informasi yang beredar di sosial media itu adalah hoax (palsu). “Itu hoax itu, gambar hoax itu buang saja, di sini (RSPAD) juga nggak ada penangkapan apa-apa,” katanya. Dalam kabar yang beredar di sosial media tertulis, “Sekitar pukul 04 subuh TNI memergoki penyusup yang ingin melukai Hermansyah. Saat ditangkap orang tersebut berlagak gila.” (tribunnetwork/den)

AFP PHOTO/AO LUEK RESCUE CENTER

KORBAN PENEMBAKAN - Foto yang dirilis oleh Pusat Penyelamatan Ao Luek ini menunjukkan bahwa pekerja penyelamat lokal mengumpulkan mayat korban penembakan di sebuah kediaman di provinsi Krabi selatan Thailand. Delapan orang, termasuk tiga anakanak, tewas ditembaki orang-orang bersenjata yang berperilaku seperti pejabat pemerintah di Provinsi Krabi, Thailand, Selasa (11/7).

Satu Keluarga Ditembaki, 8 Tewas BANGKOK, BPOST - Delapan orang, termasuk tiga anak-anak, tewas ditembak oleh orang-orang yang berlaku seperti pegawai pemerintah di Provinsi Krabi, Thailand, kata polisi setempat, Selasa (11/7). Namun, para penyidik mengatakan, insiden tersebut dipicu oleh sebuah persoalan pribadi, seperti dilaporkan kantor berita Agence France-Presse. Polisi mengatakan, sebuah geng terdiri dari enam atau tujuh orang, mengenakan pakaian seperti pegawai pemerintah, menyerbu sebuah rumah di Krabi pada Senin pukul 04.00. Mereka menyandera 10 orang dan menunggu pemilik rumah tersebut kembali. Sekitar pukul 20.00, pemilik rumah pun tiba. Semua mereka (para korban) diborgol dan ditutup matanya sampai tengah malam ketika orang-orang bersenjata melepaskan tembakan,” kata

Chaiwut Buathong, Kepala Distrik Ao Luek. Enam meninggal di tempat kejadian, dua lainnya meninggal di rumah sakit, demikian menurut Chaiwut sambil menambahkan, tiga korban adalah anak perempuan berusia kurang dari 15 tahun. Tiga lainnya dibawa ke rumah sakit dalam kondisi kritis. Wakil juru bicara kepolisian nasional, Krissana Pattanacharoen, mengatakan kepada wartawan bahwa para korban tersebut berasal dari keluarga Muslim setempat. Sedangkan orang-orang bersenjata yang melakukan penyerangan tersebut “mengaku sebagai pejabat yang ingin memeriksa aktivitas ilegal”. “Kasus ini sedang sedang diselidiki namun dugaan awal polisi ini adalah konflik pribadi,” kata Mayor Jenderal Worawit Panprung, Kepala Polis Pro-

vinsi Krabi. Kepemilikan senjata api adalah hal biasa terjadi di Thailand dan negara ini tercatat memiliki tingkat pemubunuhan dengan senjata api tertinggi di Asia Tenggara. Pertengkaran kecil dan perselisihan sering berubah menjadi mematikan, namun pembunuhan massal terorganisir seperti yang terjadi kali ini jarang dilakukan. Provinsi Krabi adalah daerah tujuan liburan yang populer dengan pantaipantainya indah, dan terdapat komunitas Muslim besar yang telah menetap berabad-abad di sana. Muslim di Krabi ini menggunakan bahasa Thailand, berbeda secara etnis dari Muslim yang berbahasa Melayu di tiga provinsi di Thailand selatan, di mana insiden kekerasan militan acap terjadi. (afp/kompas.com)

1207/B05


6

tribun forum

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

Mohammad Hatta (1902-1980) Pejuang, negarawan, dan wakil presiden Indonesia

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail: redaksi@banjarmasinpost.co.id Penerbit : PT Gra ka Wangi Kalimantan SIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) Direktur Utama : A Wahyu Indriyanta HG (P) Rusdi Effendi AR Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Musyafi' Wakil: Harry Prihanto Manajer Peliputan: M Royan Naimi

Asisten Manajer Peliputan: M Yamani Manajer Produksi: R Hari Tri Widodo Asisten Manajer Produksi: M Taufik, Agus Rumpoko Manajer Redaksi: H Irhamsyah Safari Redaktur: Elpianur Achmad, Mulyadi Danu Saputra, Anjar Wulandari, Mahmud M Siregar, Mohammad Choiruman, Aya Sugianto, Budi Arif RH, Syamsuddin, Ernawati, Siti Hamsiah, Mustain Khaitami, Idda Royani, Alpri Widianjono, Kamardi, Rendy Nicko Ramandha, M Risman Noor, Didik Triomarsidi, Eka Dinayanti, Syaiful Akhyar, Murhan Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Sudarti, Halmien Thaha, Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Sofyar Redhani (kabiro), Hari Widodo, Ratino, Salmah Saurin, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Restudia, Yayu Fathilal, Aprianto, Frans Rumbon, Nurholis Huda, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani, Akhmad Rizky Abdul Ghani, Milna Sari, M Fadli Setia Rahman, Muhammad Elhami. Fotografer: Kaspul Anwar Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima, Imam Wahyudi. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012) ALAMAT Kantor Pusat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111,

Telp (0511) 3354370 Ext. 402, 405 (Redaksi), 113, 114 (Iklan), 116, 117 (Sirkulasi). Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303. - Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Rungkut Industri III nomor 68-73 Surabaya, Telp (031) 8419000 Fax (031) 8470000 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 Biro Palangka Raya: Jl RTA Milono Km 1,5 Palangkaraya Telp (0536) 3242922 Tarif Iklan Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk , Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris. Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan 1 Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk (Harga belum termasuk PPN 10%) PERCETAKAN Nama Perusahaan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telp (0511)

4705900-01. (Isi di luar tanggungjawab percetakan) BANK BRI Cabang Banjarmasin, Nomor rekening: 0003 01 001063 300, atas nama: PT Grafika Wangi Kalimantan.

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

likes: BPost Online

(Wacana Pemindahan Ibu Kota Negara ke Kalimantan)

H IST

Demi Kelancaran Lalu Lintas TIDAK sedikit warga merasakan ketidaknyamanan saat ingin bepergian menuju beberapa lokasi di Jalan A Yani di Kota Banjarmasin. Masalahnya, beberapa titik U-turn yang ada telah ditutup oleh Dinas Perhubungan Kota Banjarmasin. Pun yang dirasakan warga Kelurahan Sungai Baru Kota Banjarmasin, pascaditutupnya U-turn (putar balik) di Jalan A Yani kilometer 1 oleh dinas perhubungan, beberapa waktu lalu. Pasalnya, wilayah Kelurahan Sungai Baru yang dibelah Jalan A Yani, membuat warga yang ingin berurusan ke kantor kelurahan yang terletak di Kompleks Veteran, harus memutar jauh ke Jalan Hasanuddin HM atau Jalan Simpang Ulin. Padahal kalau melewati U-turn di Jalan A Yani, warga setempat bisa memperpendek jarak sekitar dua kilometer dibanding kondisi saat ini. Puncaknya, warga berinisiatif membuka pembatas jalan itu saat terjadi musibah kebakaran pada Sabtu (8/7) malam. Tindakan warga itu jelas ilegal. Namun, kondisi darurat berupa musibah kebakaran membuat mereka terpaksa menghancurkan penghalang di jalan tersebut. Meski, keesokan harinya mereka meminta agar pembatas jalan itu dibuka, guna mengantisipasi hal serupa terjadi. Banjarmasin memang kota tua yang memiliki problem berupa kesemrawutan arus lalu lintas, akibat pemkembangan kota tak diiringi cepatnya pembangunan prasarana berupa jalan alternatif. Jalan A Yani menjadi satu urat nadi utama di Kota Banjarmasin. Di jalan ini pertemuan arus lalu lintas terjadi. Wajar, kepadatan pun tak bisa dihindari pada jam-jam sibuk. Pascapenutupan U-turn di kilometer 1, arus lalu lintas menuju luar Kota Banjarmasin tidak bisa semaunya berputar balik ke Jalan Ujung Murung. Alternatifnya, pengendara harus memutar di depan RSUD Ulin Banjarmasin atau ke Jalan Veteran via Jalan Simpang Ulin depan Duta Mall Banjarmasin. Kondisi demikianlah yang mungkin memaksa warga setempat membuka U-turn di sana saat terjadi musibah kebakaran, guna memudahkan unit mobil pemadam kebakaran melakukan tugasnya. Sekali lagi, jelas tindakan mereka salah! Karena penutupan U-turn tersebut telah melalui berbagai kajian kondisi lalu lintas beberapa lama. Tujuannya, agar arus lalu lintas di Jalan A Yani bisa lancar. Tindakan penutupan U-turn itu juga bersamaan dengan penertiban parkir liar yang memakai badan jalan sebagai lokasinya parkir kendaraan roda empat. Bahkan, Pemko Banjarmasin harus ‘menggusur’ pedagang kaki lima (PKL) di sepanjang Jalan A Yani, agar tidak ada kendaraan bermotor yang parkir. Buktinya, arus lalu lintas di Jalan A Yani kini lancar. Kecuali di akhir pekan, kemacetan terjadi karena ramainya mobil yang akan mampir ke pusat perbelanjaan. Selain hari itu, boleh dikatakan arus lalu lintas Jalan A Yani telah lancar. Namun, itu bukan berarti tugas Dinas Perhubungan Kota Banjarmasin selesai. Kini tugas mereka adalah mengurai kemacetan di Jalan Veteran akibat pelaksanaan pembangunan siring jalan di sana. Semoga ada solusinya, agar tidak terjadi bottleneck dalam pengelolaan arus lalu lintas kota ini. (*)

follow us: @banjarmasinpost

Solusi Menjawab Tantangan Pemerataan Pembangunan

KITA tidak pernah dapat berkorban begitu besar bagi mereka yang bersedia mengorbankan segalanya bagi kita” (jagokata.com)

ANGGONI.COM

tribunkalteng.com

HM SYARBANI HAIRA Dosen Prodi Planologi (Perencanaan Wilayah dan Kota) Universitas NU Kalimantan Selatan

Pulau Kalimantan jauh lebih luas dibanding Pulau Jawa, Sumatera, dan Sulawesi dan jumlah penduduknya justru paling sedikit. Di Pulau Kalimantan juga tidak ada gunung berapi dan merupakan pulau yang teraman dari gempa. Ini cocok untuk jadi tempat ibu kota Indonesia yang baru”

iruk-pikuk dunia politik di negeri ini tak pernah hentihentinya. Belum lepas dari konflik DPR dan KPK, kini muncul isu baru. Kali ini isunya adalah soal pemindahan ibu kota negara, dari Jakarta ke Kalimantan. Isu strategis di bidang politik ini mencuat setelah Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro, membeberkan keinginan pemerintah untuk memindah ibu kota negara. Saat ini pemerintah sedang melakukan kajian mendalam, yang diharapkan akhir tahun ini sudah selesai. Sehingga 2018 mendatang gerakan pemindahan bisa mulai dilakukan. Ide ini mendapat respons beragam. Wapres Jusuf Kall (JK) termasuk yang bereaksi cepat. Dia menyatakan memintah ibu kota bukan persoalan gampang, butuh waktu 10 tahun untuk itu. Di lain kesempatan JK bilang, Sulbar sebuah pilihan. Karena posisinya yang berada di tengah. Sementara itu harian Banjarmasin Post, edisi Rabu (5/7/2017) memberitakan bahwa Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor yang menyatakan persetujuan dan kesiapannya. Paman Birin dan timnya bahkan sudah menyiapkan lokasinya. Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran pun menyatakan persetujuannya. Kalteng lebih diuntungkan, karena ide pemindahan ibu kota negara ke Palangkaraya sudah diwacanakan oleh Presiden RI pertama, Ir Soekarno, dan diikuti oleh para penerusnya, seperti Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Joko Widodo, kecuali Soeharto. Di luar polemik yang berkembang, sesungguhnya memindahkan ibu kota negara dari Jakarta sangatlah mendesak. Ada banyak alasan kenapa DKI Jakarta sudah tidak layak lagi menjadi ibu kota negara. Pertama, kawasan ini rawan bencana alam, seperti gempa bumi. Kedua, lahannya pun sudah sangat menipis. Ketiga, penduduknya juga sudah over populasi. Keempat, letaknya pun tidak begitu strategis. Kelima, sesungguhnya ini adalah warisan kolonial Belanda. Areal ibu kota Jakarta berhadapan langsung dengan kawasan rawan bencana alam, lautan pasifik. Berkali-kali gempa melanda kawasan itu, sedikit banyak Jakarta terkena imbasnya. Jakarta begitu dekat dengan gunung Krakatau yang ledakannya bisa mencapai 30 ribu kali bom atom Hiroshima, dengan tsunami yang dahsyat hingga setinggi 40 meter. Gunung Krakatau yang dulu sudah rata dengan laut, kini telah “tumbuh” kembali, yang menurut hitungan sudah sampai 800 meter lebih. Sebagian ahli geologi memperkirakan letusan kembali terulang antara periode 2015 2083. Jika itu yang terjadi, maka nasib Jakarta tinggal “menunggu waktu” saja. Persoalan penduduk juga masalah lain. Adanya over populasi merupakan penyebab utama kenapa banyak ne-

gara memindahkan ibu kotanya. Menurut sebuah publikasi, pemerintah kolonial Belanda pernah merancang Jakarta hanya untuk menampung sekitar 800.000 penduduk. Nyatanya hari ini Jakarta sudah mencapai 10-an juta jiwa. Apalagi jika ditambah dengan kawasan sekitar, Jabodetabek, maka jumlahnya membengkak mencapai total 23 juta jiwa. Belajar dari Negara Lain Memindah ibu kota haruslah belajar dari negara-negara lain. Janganlah seperti Malaysia, yang jarak lokasi cuma 40 kilometer. Akibatnya sebagian tidak pindah dan perjalanan menjadi jauh, serta menimbulkan kemacetan. Oleh karena itu pindah ke kawasan Jawa Barat, atau Jonggol seperti pernah diusulkan Soeharto dulu menjadi tidak relevan. Pemindahan ibu kota model Brazil bisa menjadi sebuah cara, di mana mereka memindahkan ibu kotanya begitu jauh, dari Rio de Janeiro ke Brasilia. Model lainnya adalah Amerika Serikat dari New York ke Washington DC. Atau model Jepang dari Kyoto ke Tokyo. Begitu juga model Australia dari Sidney ke Canberra, dan model Jerman dari Bonn ke Berlin. Indonesia sendiri pernah pindah ibu kota ke Yogyakarta, lokasi yang lumayan jauh dari lokasi asalnya. Negara-negara tersebut memindahkan ibu kotanya dengan beragam alasan dan pertimbangan. Itulah yang juga harus dipertimbangkan oleh negeri ini. Kalau tidak, buat apa memindah ibu kota. Hanya buang-buang waktu, tenaga, dan biaya saja. Dalam konteks ini, kita harus sadar bahwa lebih dari 80 persen uang yang ada di Indonesia beredar di Jakarta. Urbanisasi dari sejumlah daerah di negeri ini melaju pesat ke Jakarta. Magnet Jakarta sangat dahsyat. Dampaknya, Jakarta akan jadi kota yang sangat macet. Dengan banyaknya orang bekerja di Jakarta padahal rumah mereka ada di pinggiran Jabotabek, akan mengakibatkan pemborosan BBM. Paling tidak lebih 6,5 miliar liter BBM dengan nilai sekitar Rp 30 triliun lebih yang dihabiskan oleh tiga jutaan pelaju ke Jakarta tiap tahun. Jakarta juga akan membuat penduduk menjadi stres. Banjir dan kekeringan akan semakin meningkat karena daerah resapan air terus berkurang. Pembangunan akan semakin tidak merata karena kegiatan pemerintahan, bisnis, seni, budaya, industri semua terpusat di Jakarta. Angka kejahatan atau kriminalitas di daerah ini terus meningkat, karena luas wilayah tak mampu menampung penduduk yang terlampau padat. Dampak lainnya bisa timbul bahaya kelaparan karena over populasi dan sawah berubah jadi rumah, kantor, dan pabrik. Untuk itu diperlukan penyebaran pusat kegiatan di berbagai kota di In-

donesia. Sebagai contoh, di AS pusat pemerintahan ada di Washington DC yang jumlah penduduknya hanya 563 ribu jiwa. Sementara pusat bisnis ada di New York dengan populasi 8,1 juta jiwa. Pusat kebudayaan ada di Los Angeles dengan populasi 3,9 juta jiwa. Pusat Industri otomotif ada di Detroit dengan jumlah penduduk 911.000 jiwa. Model pembangunan di AS tersebar di beberapa kota. Sehingga pembangunan bisa lebih merata. Indonesia juga harus begitu. Semua kegiatan jangan terpusat di Jakarta. Lokasi Harus Strategis Memindahkan ibu kota dari Jakarta harus ke lokasi yang strategis. Banyak pihak mengusulkan sesuai kepentingan dirinya dan kelompoknya. Wapres RI, Jusuf Kalla (JK) mengusulkan agar ibu kota pindah ke Sulawesi saja. Kita bisa memahami, karena ini asal wilayahnya. Jika Jokowi dan sejumlah tokoh di negeri ini mengusulkan ke Kalimantan, ini tentu lebih objektif. Mereka yang paham demografi, geografi dan potensi SDA-nya, tentu tak akan mengusulkan Jawa sebagai pilihan. Begitu juga dengan Sumatera, karena hubungan dengan kawasan Indonesia Timur sangatlah jauh. Posisi paling tengah adanya di Kalimantan, bukan di Sulawesi. Lihat saja peta negara ini, antara Sabang sampai Merauke, posisi tengahnya ada di Kalimantan. Kalimantan luasnya 540.000 km persegi dengan jumlah penduduk 12 juta jiwa lebih. Pulau Kalimantan jauh lebih luas dibanding Pulau Jawa, Sumatera, dan Sulawesi dan jumlah penduduknya justru paling sedikit. Di Pulau Kalimantan juga tidak ada gunung berapi dan merupakan pulau yang teraman dari gempa. Sementara di pesisir Kalimantan Tengah yang berbatasan dengan Laut Jawa juga ombak relatif tenang dan aman dari tsunami. Ini cocok untuk jadi tempat ibu kota Indonesia yang baru. Atas pertimbangan itu, tidak ada alasan lain bagi Jokowi untuk menyelamatkan negeri ini, dan sekaligus untuk memajukan negeri ini. Ini adalah momen yang tepat, selain membendung arus urbanisasi ke Jakarta dan Jawa, sekaligus untuk mendistribusikan pembangunan. Jika sekali waktu ada gangguan alam seperti banjir dan asap, itu dapat diatasi dengan pelaksanaan hukum yang ketat dan kerja keras bersama. Untuk itu, maka terhadap mereka yang selama ini terkenal telah merusak alam lingkungan, harus ditindak tegas. Bumi Kalimantan ke depannya, jangan ada lagi yang hanya dinikmati dan dimiliki oleh segelintir orang. Bumi ini harus dinikmati oleh semua orang, sesuai ajaran agama “rahmat bagi seluruh isi alam (rahmatan lil alamin)”. Kini Jokowi telah membuat sejarah baru. Selamat datang ibu kota RI yang baru, di Bumi Kalimantan. (*)

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 1.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening, fotokopi KTP, dan foto diri. Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih. Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu.

Setiap Pukul Empat Setop Mengalir BANJARMASIN - Kepada Yth. PDAM Bandarmasih. Ini sudah lama sekali air leding yang mengalir di Jalan Maluku Pasar Lama kalau sudah jam empat pagi sudah tidak mengalir lagi, mohon dicek mungkin pipanya terlalu kecil. Terima kasih. 08125034641 TANGGAPAN: TERIMA kasih atas informasinya, mohon maaf atas ketidaknyamanan pelayanan ini. Untuk keluhannya, saat ini kami sedang melakukan program rehabilitasi sistem jaringan pipa distribusi dan penambahan titik washout untuk pencucian/flushing pipa, pada pertengahan Juli 2017 mudah-mudahan pelayanannya akan menjadi lebih baik Untuk memudahkan kami, agar setiap info/keluhan supaya mencantumkan nomor DS/kontrak pelanggan dan alamat yang lengkap. Selanjutnya bila ada keluhan bisa menghubungi nomor telepon 0511-3252541/ SMS di 0811515186 atau melalui portal layanan pdambandarmasih yang bisa diunduh pada playstore pada ponsel android. IR H ENDANG WARYONO MT Sekretaris PDAM Bandarmasih IST

PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public k s service atau masalah pembangunan di banua kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui k SMS ke nomor 0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda).

Nomor telepon pengirim dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

POTENSI WISATA - Sejumlah warga sedang melewati jembatan di atas sungai di Jalan

Jafri Zam-zam, Banjarmasin, Senin (10/9). Sungai yang terhubung dengan Sungai Barito ini punya pontesi untuk dibuat kawasan wisata sungai.

Tutup Warung-warung di Sebuhur dan Jilatan TANAHLAUT - Assalamualaikum. Yth. pihak terkait dan dinas terkait. Dengan ini kami sampaikan kepada bapak, untuk segera menutup warung-warung di pinggir jalan Desa Sebuhur dan Jilatan, karena di sana sering dijadikan tempat prostitusi dan menjual minuman keras (miras) dan lainnya. Agar kita semua terhindar dari bencana, amin. 082352178290 TANGGAPAN: TERIMA kasih atas informasinya. Hal ini akan segera kami tindak lanjuti. DRS H RUDI ISMANTO MSI Kasatpol PP dan Damkar Kabupaten Tanahlaut IST


RABU

12 JULI 2017

TOYOTA

Dijual Avanza G Th2014 Silver mulus terawat Hub 081347344862. V.M20852-18/7 Harga 147jt Nego

Djl Innova Luxury Matic G Th2010 Km40rb, trwt jrg pkai 081348527666 V.M21060-25/7 Harga 170jt Nego

HONDA

KIA

MAZDA

Djl Honda CRV Th2009 Matic Silver Km rendah dbwh 50rb Hub 08129922527 V.M21038-22/7 Harga Nego

Dijual Picanto Th2014 Manual mls siap pkai Km 36rb bs dbnt krdt 081250124818 V.M21053-25/7 Harga 112jt Nego

Dijual Mazda 2 Th2012 Putih mulus terawat fas lkp Hub 081349502731 V.M21024-12/7 Harga 120jt Nego

7

Bersambung kehalaman 8 ...


8

RABU

12 JULI 2017

Sambungan dari Halaman 7 ...


RABU

12 JULI 2017

BANJARMASIN

LAIN-LAIN

Dcr cpt Sales Sparepart & anak JASA gudang. Antar lamaran ke Jl. BANGUNAN Kampung Melayu Darat No.5 ARDI LAS mlyni pembuatn sbrg Apotek Amandit Ruko wrn teralis,canopy,baja ringan,pagar, orange B00108.2017M21130-4 plafon dll.Hub.081351742554/ Dibthkan krywn 60 org S1/D3 085102136307 B00030.2017M20488-3 Sim A, giat, rjn, jjr gaji + bns Hotel ARSITEK Andalas Telp. 05114368608 B03080.2017M21045-3 Dhiya Ul-desain, menerima desain interior/ekterior utk rumah, Dibthkan krywn 60 org S1/D3, ktr, masjid dll.HP. 081348318461. SIM A, giat, rjn, jjr gaji+ bns Hotel B00051.2017M21086-3 Melayu HP. 081521528128 RENTAL

B03080.2017M21044-3

Home Industri (KuKer) mencari Vera Rent menyewakan avanza, innova, fortuner 2017. Hub tenaga kerja. Jalan Pramuka Komp.Semanda II No31 Bjm. 0811508748 B00664.2017M20861-3 Hub:081348361778 SERVICE

A.MUTIARA AC Melayani: Servis AC Psng/Bngkr psng AC,Prbaikn AC &Instal Listrik. 085246528168/085332146705 B02327.2017M20702-3

ATEKNIK ELEKTRONIK Mnrima Pnggiln perbaikan TV,LCD,LED, PLASMA,DVD 085249862129/ 085100406535/08152115733 B00091.2017M20854-3

JUPITER brgrnsi,kulkas,m.cuci, srvce AC. Hub.0511-3259723/ 085104592772/081250007997/ 085102500994 B00309.2017M21095-3

TARYO TEKNIK servis ditmptTV, kulkas,AC,mesin cuci,instalasi listrik,dllHub.082159171487 B00644.2017M20502-3

LOWONGAN KERJA MARKETNG-SALES

B03079.2017M21100-3

PT.WOO TEKH INDONESIA Cab.BJM Dbthkn Staff Medical Check-up. Syarat:Pria/Wanita, max30th,Min.SLTA/Sederajat, belum menikah. Fasilitas:Insentif Bulanan & harian, Bonus, jenjang karir, Ada MES. Hubungi:0822 82097190

B03079.2017M20887-3

MOBIL DIJUAL DAIHATSU

SUZUKI

TEKNIK / MEKANIK

Suzuki KATANA Tahun ‘92 siap Dicari Mekanik Mobil pngalaman, pakai, Hitam, Full modif TV/DVD/ Jaya Abadi Motor Jl.A.Yani USB, Jok Variasi. Hubungi.0813 Km.19 seberang Pom Bensin LA. 48607789. Harga 45 juta Nego B03079.2017M21023-3

MAKANAN / MINUMAN

FILTER AIR

KEHILANGAN

GLOBAL FILTERINDO. Specialist Depo Air Isi Ulang, Water Treatment, UV-RO(Reverse Osmosis), Alkaline Bio-Mineral/ Energi,Ozon,Extra OKSIGEN O2 Standar Departemen Kesehatan RI, Banyak Bonus Sparepart Lengkap. Harga Mulai 16 juta Cash/Kredit. Hubungi : 0511-3268289/0816212136/ 0811503331 PIN BBM: 24C5336D

1 (Satu) Buah Buku Sertifikat Tanah SHM No.8246, Luas 212m² yang berlokasi di Loktabat An.ALFIANNOR B03079.2017M21136-4

1 (Satu)Buah BPKB Kendaraan Bermotor R2 No.Pol : DA 6721 YD, A.N : SALASIAH,Merk/ Type : Honda/NC11A3C A/ T,Jenis/Model :Sepeda Motor/ RD 2 SOLO,Th.Pembuatan : 2011,Isi Silinder : 110 CC,Warna : Hitam Silver,No.Ka/NIK : MH1JF9111BK170769, No.Sin : JF91E-1166231, No.BPKB : H07438072 M Info lanjut Bapak Yanto : 085248134594 B03078.2017M21115-10

1 (Satu)Buah BPKB MBL No.Pol : DA 8160 BC, A.N : PT. S E R A S I A U TO R AYA , Merk: Toyota/Avanza 1300 G (F610RM), Jenis/Model : Minibus/Mobil Penumpang, Tahun B02365.2017M20929-5 Pembuatan : 2007, Isi Silinder : 1.298 CC,Warna : Silver MESIN Metalik, No.Rangka/NIK : GENSET MHFM1BA3J7K038212, Jual/Sewa Genset 10kvaNo.Sin : DC12903, No.BPKB : 1000kva melayani servis untuk E 5121641 M Info lanjut Bapak perkantoran CV.Gunung Muria Yanto : 085248134594 Hubungi:0811502677/0812 B03078.2017M21111-10 51571444 PERLENGK.RT

Djl Xenia/F600/1000 cc, 2005, Dicari Sales Bahan Bangunan, hitam metalik, pajak Sept ’17, Pria/Wanita.Punya Motor Sndiri. STNK 2020. Hubungi : Ibnu 0811 Lamaran Lsg Ke PO BOX 002/ 3545301/WA B00001.2017M21025-3 BJM B03078.2017M21039-3

PENGUMUMAN

B00001.2017M21042-3

PERUMAHAN

B00706.2017M21010-8

LAIN-LAIN

PROPERTI

SEWA RUKO

Ruko Km 6 Jl.Pramuka Sbrg RUMAH DIKONTRAKKAN/ Indomaret dkt trminal & Km 2 sblh KOST Bank BTN. Hubungi: 0812 Dikontrakkn Rumah 4 Kamar 51171389/3354148 Tidur 4 Kamar Mandi, dapur, B00001.2017M21026-3 Ruang Tamu, Ruang Keluarga di LAIN-LAIN Dswkan Rmh Persada Mas Komplek Galuh Marindu II/Blok AYani KM8 Full Prbot 6KT+ F No.55 Banjarbaru. No telp: 4KM+AC+Water Heater Cck U/ 085800681555 B03079.2017M21137-3 Mess Ktr 081251127376 TA N J U N G B02313.2017M21073-3

ALAT BERAT

PENGUMUMAN KEHILANGAN

DIJUAL/DISEWAKAN

CV.Mulia Jaya Sakti distr.Rak Djl/direntalkan Exca PC 130 Gudang & prlengkapnRak Mini Th.2010 & PC 40 Th.2011. Market. Hub.Jl.Pramuka Km.6 Hub.0811500519 B00661.2017M21028-3 RT.8 No.2ABjm. (0511)3274398/ RUPA-RUPA 0851007700365 B00119.2017M20598-4

PROPERTI

LAIN-LAIN

ELEKTRONIK

Telah kehilangan sebuah BPKB dgn No.3356925M dengan Nomor Polisi DA 4688 HN. Jika ada yang menemukan silahkan menghubungi langsung ke HP. 081328603388 B00001.2017M21148-5

Djl cpt kaisar dgn odong2 6 PELAIHARI RUMAH DIJUAL gerbong+3 aki lengkap sound PROPERTI Djl cpt rumah Jl.Simpang Sungai sistem baru 27 juta nego Hub: Baru, SHM, Luas 56 m². Hub. 081251053973 TANAH DIJUAL B03080.2017M20892-3 081351564404 maaf tanpa Dijual tanah ukuran 43 X 300 B A N J A R B A R U perantara Lokasi Simpang 3 / Tugu B00492.2017M20884-3 JASA Pelaihari, depan SPBU, Rmh Lampau Permata Hijau Samping Rumah Sakit. Hub LAIN-LAIN Komp.Bjr Indah,Hutan Kayu ke Kanan RT 15 RW 2. Hub: Grosir Peralatan Listrik Tenaga 081317243577 Maaf TP B03078.2017M21051-3 3354148/081251171389 Matahari di Banjarbaru, Hubungi: MARABAHAN B00001.2017M21027-3 085246419509/08115121599/ RUMAH DIKONTRAKKAN/ PENGUMUMAN www.Borneosolarcell.com KOST

B00001.2017M20859-4

LOWONGAN KERJA Pondok Bahagia terima kost putra muslim. Hubungi Nomor HP. FILTER AIR LAIN-LAIN Agen filter, khasas instalasi air 08155001619 Dibka Penerimaan u/Crew B00001.2017M20953-3 bersih & pemasangan depo air Maskapai Penerbangan Posisi TANAH DIJUAL minum water treatment,RO, Dijual Tanah,Sertifikat Hak Staf Airlines ,Pramugari/a, Cargo, bioenergy,ozon,hexagonal Milik,Jl.A.Yani KM 9,2 Luas Handling, Ticketing ada training &oxigen. standart Departemen ±31.000.Berminat Hubungi: singkat.Syarat lulusan SMA, Kesehatan, sparepart lengkap & 08129922527 SMK, D3,S1 Walk Interview B03078.2017M21041-3 Senin-Sabtu pkl.09.00-16.00 Jl. terima order se-Kalimantan JUAL RUKO Kebun Karet No.22 Loktabat Selatan-Tengah, hubungi: CV.WATER FILTERINDO, Dijual Ruko 2 Pintu Jl.Kolonel Utara Banjarbaru 081354989064/ Hp:0811521075,082153112499, Sugiono No.14 RT.8 Banjarmasin 085210624250/085705736460/ 085386680001, BB 291E300C Harga Nego Hub.085100438114 081351616600 B00671.2017M21004-8

9

B03078.2017M20723-3

LEMBAGA PENDIDIKAN

KEHILANGAN

Telah hilang Sertifikat Tanah dengan No.Hak Milik : 17.09.15.04.1.02122, 17.09.15.04.1.01229, 17.09.15.04.1.00841. Nama Pemegang Hak : KUAT, dengan Alamat : Jalan Ray 5 RT.03 Kelurahan Karya Maju, Kecamatan Marabahan, Tanggal Pembukuan : 27-12-2002,12-122000,24-08-2000. Berdasarkan SKTLK : SKTLK/768/XIII/2016/ SPKT tgl 21 Des’2016.

B00015.2017M21047-9

JASA

B03078.2017M21138-10

Iklan BARIS atau CILIK kesini aja ...

Hub : 0511 - 3354370 Ext. 114 / 115


10

RABU SENIN

12 2017 2017 13 JULI FEBRUARI

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

BANJARMASIN

Rmh tengh kota dkt flyover Gatot T70 LT175. Hubungi: 081348996457 V.M20334-23/7(ktr) Harga Nego

Djl rmh uk Lt8x17 fas PDAM AC listrik Jl Junjung Buih 0816212105/085347733477 V.M21099-30/7(rahman) Harga 600jt Nego

Djl rmh Lt160m2 SHM 413 Jl Bali No15A Hub 087815578586/087775536911 V.M21007-21/7(ktr) Hrg 1.250M Nego

bedakan 5 pnt 50m dr Uniska Jl.Adhyaksa VI, SHM 336m2.082350064856 TP Harga 590jt Nego V.M20890-19/7(ktr)

BANJARBARU

rmh baru dicitraland bns lbhan tanah & trima srtfkat a.n pemilik.081649642257 V.M00000-14/7(mega) Harga 1,1M Nego

Djl rmh tngkt 2,L12,P7,3KM,4KT+Mushala +Garasi. Hub 087814381822 V.M21151-16/7(Hasfi) Harga Nego

Djl rmh T38+,LT11x16,SHM Jl Trikora Gt Manggis. 085251996473 / 081521766198 Harga 270jt Nego V.M20801-17/7(ktr)

Djl Cpt T86/160 Komp.Pinggir Jl A Yani KM.23 2KT,1KM SHM 085349154678 Harga 650jt Nego V.M21046-15/7(rian)

Djl kost eksklusif 2 pintu+toko Jl A Yani MTP/ BJB. Hub 085101821199 V.M20858-2/8(Raja) Harga Nego

Ruko 3pnt 3lnt Jl Let Jend Haryono MT No122BJM.08125007900/085820361306 V.0001-00/0 (......) Hrg Nego

Dijl Rmh Jl HKSN Komp AMD Blok H1 no.38 PLN1300 bs TT mbl 087815378768 V.0001-30/3(ktr) Hrg 300jt Nego

BANJARMASIN H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

Over krdt Jl Padat Karya S Andai Komp Kayu Bulan Blok F No10 Rt62. 082272723337 V.000-15/5(ktr) Harga 60jt Nego

Djl rmh LT.190 T.36 Di KM21 Komp Citra Eka Paksi Hub.081251300950 V.M000-30/11(ktr) Hrg 200jt Nego

HARGA DIATAS 300 JUTA

Djl rmh Jl Belitung Drt Gg Karya V RT14 LT8x14,LB7x13. Hub:081350047577 V.00001-31/5(wahyu) Hrg 275jt Nego

Djl cpt T100 LT160m2 Komp Bumi Mas Asri Km4,5 No.I pssi hook.085246555205 V.0000-0/0 (hafiz) Hrg 450jt Nego

Djl cpt/over 160 T42 Grha Mhtama uk9,6 x19m, biaya notrrs dr kmi. 082252975797 V.M19078-30/5(ktr) Harga 310jt Nego

Djl MURAH rmh permanen Tk2,T70, 4Kt,SHM Hub085251626677 V.M18485-30/5(ktr) Harga Nego

Djl T200 LT 312 Bunyamin Residence B Great.082357273535/08534511255 M.00001-15/4 (ktr) Hrg 2M Nego

BANJARBARU - LANDASAN ULIN

MARTAPURA

HARGA DI ATA S 300 JUTA

Djl rmh Jl Trikora/Green Tasbih T70, Cash,KPR,ready stock.081349593879 V.00001-30/4(dyt) Hrg 495jt Nego

T100 2km, 3kt sbrng RSUD Idaman bjb Hub082157458588/081348312014 V.000-1/7(rian) Harga 452jt Nego

Ruko uk5x16m Lt5x30m+hlmn blkng prkir 10m dkt psr Bjb. 085386800707 V.M00000-0/0(Dyt) Hrg 1,55M Nego

Lt 10x20 Lb163 m2 tngkt+isi 3KT 1KU Komp. Tia permata resort.08125105994/082149049933 V.0000-0/0(rian) Hrg 1,5M Nego

H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

LT.165m2.Jl.Jeruk Bukit Sirkuit Damai. Banjarbaru.081310177510/081315882669 V.M00000-15/3(Rian) Harga 425jt Nego

Djl hok SHM Komp.GrahaCitraPermai1 Gtng Manggis Bjb 081215623869/081348445490 V.0001-22/6(rian) Hrg 650jt Nego

T.70 komplek bincau indah genteng merah. 085346462690/085346462488 V.0000-00/0(Rian) Hrg 200jt Nego

Komp.citra eka paksi.no 5 e. Pal 21 blkng mini mrket mandala bjb T45 Hub081362994545 V.0001-30/1(Rian) Hrg 300jt Nego

HARGA DI BAWAH 300 JUTA

Djl cpt Luas 154 M² seberang dinas pendidikan martapura.082282822015 V.00000-0/0(Rian) Hrg 120jt Nego


tribun borneo banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RABU

12 JULI 2017

likes: BPost Online

11

FOTO-FOTO BANJARMASINPOSTGROUP/IBRAHIM ASHABIRIN

KERJA SAMA - Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan MM melakukan kesepakatan kerja sama pengembangan bawang merah dengan Bank Indonesia (BI).

TANDA TANGAN

- Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan MM menandatangani kerja sama dengan Bank

Indonesia (BI)

Bupati Ari n Arpan dan BI Kembangkan Bawang

z Lakukan Penanaman di Dataran Tinggi RANTAU, BPOST- Warga Tapin patut berbangga, sebab kabupaten tersebut adalah kabupaten pertama di Kalsel yang berhasil mengembangkan pertanian bawang merah. Bahan Bank Indonesia (BI) kembali menaruh kepercayaan kepada Tapin mengembangkan bawang merah.

BI pun melaksanakan program klaster bawang merah berkelanjutan di Tapin terhitung 20172020. Kesepakatan kelanjutan klaster bawang merah antara BI dengan Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan MM yang disaksikan Wabup Tapin Ir H Sufian Noor, Sekda Tapin Dr H Rahmadi dan

jajaran BI, Selasa (11/7) di Aula Kabinet Tapin. Dijelaskan Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan, di dataran tinggi seperti Kecamatan Hatungun di Desa Bagak, juga sudah dikembangkan penanaman bawang merah. Kabupaten Tapin, kata bupati teladan nasional 2017 tersebut,

dipercaya oleh pemerintah pusat melalui Kementerian Pertanian untuk mengembangkan tanaman bawang merah yang lebih besar lagi. Asisten Direktur BI, Budi Raharjo mengatakan, dipilihnya Tapin sebagai daerah

klaster bawang merah karena wilayah terbesar di Kalsel menanam bawang merah pada 2014. Penanaman bawang merah di Tapin pada 2014 sejumlah 37 orang, 2015 sejumlah 222 orang, 2016 sejumlah 352 orang.

Duhulu penanaman bawang merah cuma satu kecamatan, kemudian terus berkembang dan pada 2016 menjadi enam kecamatan. “Mudah-mudahan pengembangan bawang merah ini dapat meningkatkan kesejahteraan petani Tapin,” pungkas Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan. (him)

Warga Daha Tuntut Pemekaran

Layak Menjadi Lima Kecamatan BANJARMASINPOSTGROUP/RENI KURNIAWATI

BERLUBANG

- Pengendara melintas di Jalan Abdul Gani Majedi, Kelurahan Paliwara, Kecamatan Amuntai.

Kontraktor Tak Lanjutkan Proyek AMUNTAI, BPOST - Jalan Abdul Gani Majedi, Kelurahan Paliwara, Kecamatan Amuntai Tengah atau yang biasa dikenal dengan jalan tembus merupakan jalan dua arah yang berada di pusat kota Amuntai. Letaknya tak jauh dari kediaman Bupati Hulu Sungai Utara (HSU), hanya berjarak sekitar 500 meter. Meskipun berada di tengah kota dan sering dilalui warga. Namun sayangnya kondisi jalan tak mulus seperti jalan Kabupaten lainnya. Jalan dua arah yang panjangnya sekitar 550 meter ini kondisinya berpasir dan banyak terdapat lubang. Bagi pengendara mobil

mungkin tak begitu menjadi masalah, namun bagi pengguna sepeda motor sangat terasa. Resti warga Kelurahan Sungai Malang mengatakan, setiap hari dia harus melewati jalan tersebut untuk berangkat kerja. Diakuinya Jalan Abdul Gani memang tak semulus jalan lain, sehingga pengendara harus ekstra hati-hati. Bahkan pernah makanan yang dibawanya terjatuh saat diletakkan di pengait kendaraan, karena terlalu banyak lubang yang dilewati. “Memang tidak bisa memilih jalan, karena hampair semuanya tidak rata,” ujarnya.

Kepala Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Agus mengatakan, pihaknya telah mengusulkan anggaran dan disetujui untuk pengaspalan Jalan Abdul Gani Majedi. Menurut dia seharusnya jalan tersebut telah dilaksanakan perbaikan pada 2016, namun kontraktor atau pihak ketiga yang memenangkan lelang tidak dapat melanjutkan pekerjaan. Sehingga dilakukan pemutusan kontrak, pengaspalan sepanjang 550 meter di kiri dan kanan jalan. Sementara pembangunan yang telah selesai dikerjakan adalah pembuatan median dan trotoar jalan. (nia)

KANDANGAN, BPOST Empat orang perwakilan yang mengatasnamakan warga Nagara menyampaikan aspirasi ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Hulu Sungai Selatan (HSS), Selasa, (11/7). Mereka adalah Ketua Yayasan Kerukunan Warga Daha Negara (Yakuadana) Banjarmasin H Rustam Effendi, Ketua Yayasan Ikatan Keluarga Daha Negara (Ikadana) Palangkaraya H Syamsuri Yusup. Tokoh warga Nagara yang juga ikut dalam menyampaikan aspirasi ke kantor DPRD HSS itu yakni Prof HM Hadin Muhjad dan H Baderun. Mereka diterima anggota Komisi I dan sebelas anggota dewan dari daerah pemilihan (Dapil) dua dari daerah Nagara meliputi Kecamatan Daha Selatan, Daha Barat, dan Daha Utara. Ketua rombongan H Syamsuri Yusup mengatakan kedatangan mereka ke DPRD HSS untuk menyampaikan aspirasi terkait kei-

nginan warga Nagara untuk dilKUKn pemekaran kecamatan yang ada di wilayah Nagara. Saat ini di wilayah Nagara ada tiga kecamatan. Pihaknya berharap dalam waktu secepatnya, dari tiga kecamatan bisa menjadi lima kecamatan. “Kami sebagai warga Daha Nagara berharap segera keinginan itu bisa terwujud. Melalui kajian yang sudah dilakukan dan kasat mata memungkinkan untuk dilakukan pemekaran kecamatan dari tiga kecamatan menjadi lima kecamatan,” katanya. Keinginan pemekaran kecamatan itu, dikatakannya agar memudahkan dari aspek pelayanan dan kemudahan administrasi pemerintahan di wilayah Daha Nagara. Disinggung soal pemekaran terkait dengan politik pemilihan bupati HSS, pihaknya menampiknya. Ditegaskan, keinginan pemekaran kecamatan di wila-

yah Nagara sudah ada sejak sepuluh tahun lalu. Bahkan, ditambahkannya keinginan pemekaran kabupaten untuk wilayah Nagara sudah didengungkan sejak 1964 lalu. “Ini tidak ada kaitannya dengan politik. Potensi pemekaran kecamatan memang memungkinkan. Untuk itu kami berharap pihak DPRD HSS agar bisa menindaklanjuti aspirasi kami,” katanya. (ryn)

ST RY

HIGHLIGHTS

z Saat ini Daha terdiri

atas tiga kecamatan

z Pemekaran tak terkait kepentingan pilkada

z Tuntutan pemekaran

sejak sepuluh tahun lalu. z Berharap dewan menindaklanjuti aspirasi itu.

Dewan Tindaklanjuti Aspirasi KETUA Komisi I DPRD HSS Rahmad Iriadi mengatakan, pihaknya bangga dengan kehadiran para tokoh-tokoh dari Nagara di kantor DPRD HSS. “Alhamdulillah, semua anggota dewan dari dapil dua wilayah Nagara bisa berhadir. Kami akan menindaklanjuti aspirasi yang disampaikan ini terkait keinginan pemekaran kecamatan di wilayah Nagara,” katanya. Luas wilayah Nagara yang meliputi tiga kecamatan yakni 41 persen dari luas Kabupaten HSS. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) 2015 untuk jumlah pendudukannya 36,16 persen dari total jumlah penduduk di HSS. (ryn)

Polisi Rutin Silaturahmi ke Ulama AMUNTAI, BPOST - Hubungan baik terhadap seluruh kalangan menjadi salah satu program Polres Hulu Sungai Utara (HSU), termasuk di tiap Polsek di kecamatan juga membangun hubungan langsung dengan masyarakat. Pasalnya, dengan kerja sama yang baik, akan tercipta keamanan dan kenyamanan di setiap lingkungan. Aparat desa dan masyarakat juga bisa dengan mudah melaporkan jika ada tindakan melanggar hukum. Kemudahan dalam berkomunikasi dengan masyarakat ini juga dapat mempermudah tugas anggota kepo-

lisian di lapangan. Seperti yang dilakukan Polsek Amuntai Utara yang secara rutin anggotanya melakukan silaturahmi dengan warga masyarakat, aparat desa, dan juga tokoh agama. Peran tokoh agama di masyarakat bisa sangat membantu kinerja Polri untuk mencegah adanya paham radikal. Kapolsek Amuntai Selatan Iptu Heri mengatakan pencegahan terorisme dan paham radikal bisa lebih optimal dengan adanya bantuan dari tokoh agama. Polsek Amuntai Selatan melakukan silaturahmi dengan H Ibrahim

yang merupakan warga Desa Telaga Silaba RT 01 Jalan Veteran Kecamatan Amuntai Selatan, Minggu (9/7). H Ibrahim dikenal sebagai pemuka agama di kalangan masyarakat, di mana sering hadir dan diundang untuk memberikan ceramah Agama Islam. Iptu Heri mengharapkan, di setiap kesempatan H Ibrahim bisa menjelaskan kepada masyarakat apa itu paham radikal dan terorisme dan cara untuk menghindarinya. “Kami juga berharap masyarakat bisa mengerti jika ada paham radikal bisa segera dilaporkan,” ujarnya.(nia)

1207/B11


12

tribun borneo

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Depan Pasar Tak Ada Lagi Warung Satpol PP Kembali Lakukan Penertiban PARINGIN, BPOST - Pasar Paringin di Kabupaten Balangan benar-benar terus ditata agar lebih rapi dan nyaman, usai penertiban pedagang buah, gilliran warung makanan yang ditertibkan, Selasa (11/7). Jajaran Satpol PP bersama UPT Pasar kali ini sedikitnya menertibkan sepuluh warung yang berada di depan Pasar Paringin. Penertiban berjalan dengan lancar, tak ada perlawanan dari para pemilik warung karena sebelumnya sudah diberitahukan serta juga melalui diskusi dialog bersama. Kasat Pol PP Balangan Rakhmadi Yusni membenarkan bahwa anggota dil apangan bersama UPT Pasar telah melakukan penertiban warung depan Pasar

Alhamdulillah para pedagang mau. Tak ada perlawanan saat ditertibkan dan kami berharap pasar semakin rapi IKHSAN Kepala UPT Pasar Paringin Paringin. Menurutnya, tugas Satpol PP adalah menjaga pasar termasuk kebersihannya, dengan ditertibkannya para pedagang warung tersevbut diharapkan

pasar semakin bersih, tertata rapi dan nyaman. “Terutama kebersihan got pasar, jika warung dipindahkan maka akan mudah dibersihkan,” ujarnya. Kepala UPT Pasar Par ingin Ikhsan mengatakan semua pedagang warung makanan tersebut dipindahkan ke depan los pasar buah dan sebagian di belakang pasar. Menurutnya, dengan dipindahkan maka pasar akan terlihat rapi serta bersih, dan mengharapkan pedagang tak lagi menempati area yang dilarang untuk berjualan tersebut. “Alhamdulillah para pedagang mau. Tak ada perlawanan saat ditertibkan dan kami berharap pasar semakin rapi,” harapnya. (elh)

Bambang Pernah Memukul Korban KANDANGAN, BPOST Bambang Utama (40) , pelaku pembunuhan terhadap M Rijani (31) warga Kelurahan Jambu Hilir akhirnya berhasil diamankan oleh Satreskrim Polres HSS. Bambang diamankan di rumahnya, Sabtu, (9/7) pukul 03.00 Wita melalui pendekatan yang dilakukan oleh Satreskrim Polres HSS kepada pihak keluarga tersangka. “Saya pernah ada masalah sebelumnya dengan korban. Saya dulu pernah me-

nampar korban,” kata Bambang Utama, Selasa, (11/7). Dia mengaku menyerang korban lebih dulu, karena melihat korban mengambil senjata tajam. Wakapolres HSS Kompol Arief Himawan mengatakan, pelaku dijerat Pasal 338 jo 351 Ayat 3 KUHP dengan ancaman 15 tahun penjara. Menurutnya, perkelahian disebabkan adanya permasalahan sebelumnya antara pelaku dan korban. Perkelahian yang mene-

waskan M Rijani itu terjadi di Jalan Kapten P Tendean Kelurahan Jambu Hilir Kecamatan Kandangan, Hulu Sungai Selatan (HSS), Jumat, (7/7), sekitar pukul 16.30 Wita. Korban menderita luka tusuk pada punggung belakang sebelah kiri. Korban tewas saat dilakukan perawatan di Rumah Sakit Hasan Basri Kandangan. Di lokasi kejadian juga ditemukan sebilah senjata tajam jenis belati. (ryn)

SATPOL PP PEMKAB BALANGAN UNTUK BPOST GROUP

DIBERSIHKAN - Anggota Satpol PP Pemkab Balangan saat membersihkan lokasi depan Pasar Paringin usai ditinggalkan para pemilik warung makanan.

Persatuan Pedagang Mendukung KETUA Persatuan Pedagang Pasar Paringin, Halim mengaku sangat mendukung dengan adanya penertiban warung di depan pasar tersebut.

Pasalnya, keberadaan warung di depan pasar itu sudah cukup lama, dengan adanya penertiban ini maka kawasan itu tidak semerawut lagi.

“Tapi kami mengharapkan Satpol PP terus memantau kawasan tersebut, agar tak ada lagi pedagang yang kembali berjualan di sana,” ujarnya. (elh)

ST

RY

HIGHLIGHTS

z Penertiban untuk kein-

dahan dan kenyamanan pasar z Para pemilik warung tak melawan z Satpol PP lakukan dialog sebelum penertiban z Pedagang dipindah ke depan los pasar buah.

350 Mahasiswa Siap Bertani RANTAU, BPOST- Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Banjarmasin, praktik pertanian di Kabupaten Tapin. Dekan Fakultas Pertanian ULM, Prof Lutfi mengatakan kedatangan mahasiswanya itu dalam rangka Kuliah Kerja Nyata (KKN). “Kegiatan itu sebagai pengalaman lapangan bagi mahasiswa yang selama ini mereka sudah mendapat banyak teori-teori di kampus,”

jelas Prof Dr Lutfi, Senin (10/7). Di samping itu, kata dia para mahasiswa itu akan menggali permasalahan-permasalahan yang dihadapi petani. Jumlah mahasiswa yang akan bertani itu 345 orang yang akan disebar ke desadesa di lima kecamatan. Setiap desa delapan mahasiswa. Sekretaris Dinas Pertanian Tapin, Wagimin mengatakan kehadiran ma-

hasiswa pertanian di Tapin sangat positif, sebab antara petani dan mahasiswa akan bertukar ilmu dan pengalaman masalah pertanian. Diharapkan petani di Tapin mendapat banyak ilmu bertani dari mahasiswa. Bupati Tapin HM Arifin Arpan berharap kepada mahasiswa fakultas pertanian itu memberikan kontribusi kepada petani. “Mahasiswa bisa mem-

bimbing petani dari teoriteori yang didapat di kampus, dan petani bisa memberi informasi atau berbagi pengalaman kepada mahasiswa,” katanya. Menurut bupati, Tapin kini sudah bisa mengembangkan tanaman bawang merah, dan berharap kehadiran mahasiswa selama satu bulan dapat menemukan tanaman baru yang cocok untuk dikembangkan di Tapin yang memang subur. (him)

Kades Baruh Jaya Dilantik Bupati FOTO BERSAMA

- Kades Baruh Jaya berfoto dengan Bupati HSS H Achmad Fikry.

PROTOKOL DAN KEHUMASAN

LANTIK -

Bupati HSS melantik kades Baruh Jaya.

PROTOKOL DAN KEHUMASAN

1207/B12

KANDANGAN, BPOST -Pelantikan dan pengambilan sumpah Kepala Desa Baruh Jaya dilaksanakan di Gedung Pertemuan Kecamatan Daha Selatan, Hulu Sungai Selatan (HSS), Senin, ((10/7). / ) Bupati Hulu Sungai Selatan H Achmad mad Fikry secara resmii melantik dan mengamgambil sumpah jabatan atan Kepala Desa Baaruh Jaya yakni Maslan untuk periode ode 2017-2021. Bupati berhaarap Kades Baru u Baruh Jaya dalam lam memulai tugasnya snya dengan melakukan ukan konsolidasi dengan engan berbagai pihak, khususnya hususnya tetap menjalin silaturrahmi dengan pejabat Kades lama. H Achmad Fikry juga mengharapkan dalam masa kepemimpinannya Kepala Desa yang baru agar tetap mengedepankan kearifan dalam menjalankan roda pemerintahan dan pembangunan desa. “Kades harus membangun desa dengan memprioritaskan apa yang

dibutuhkan masyarakat desa,” katanya. Dijelaskan bupati, menjadi seorang pemimpin harus siap dengan segala konsekuensi kebijakan pemg y bangunan yang diterapkan di desa. “Har perlu diingat bahwa ti“Harus s dak semua golongan masyarakat bisa dipuaskan dengan keb kebijakan yang ada,” tambah bahnya. Dalam pelantikan itu ju juga sekaligus dilakukan s serah terima jabatan dari K Kades lama Baruh Jaya A Ahmad Yani kepada Kad des baru Maslan. Selain itu serah terima j ba ja jabatan Ketua TP PKK Desa Baruh Jaya yang lama Yeni Kusuma Ahm Ahmad Yani kepada Ketua TP b PKK yang baru Ruhani Maslan. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa HSS, Kamidi, mengatakan proses pergantian kades sesuai dengan peraturan saat ini disebut dengan pergantian antar waktu. “Kades yang baru yang dilantik menggantikan posisi yang sebelumnya diisi plt dan akan menjabat sampai 2021 nanti,” katanya. (ryn/*)


tribun borneo banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RABU

12 JULI 2017

likes: BPost Online

Dishub Pasang Larangan Pungutan Parkir

Tim Peninjau Tiba Hari Ini

Rombongan Pemindahan Ibu Kota ke Batulicin BATULICIN, BPOST - Kabar rencana pemindahan ibukota Republik Indonesia (RI) dari DKI Jakarta terus terdengar. Satu di antara satu opsi tempat pemindahannya adalah di Batulicin, Tanahbumbu. Kabar itu bukan hanya isapan jempol. Sebab, romombongan Kementerian Sekretaris Negara akan mengunjungi Batulicin untuk peninjauan lokasi. Rombongan Setneg ini akan tiba di Batulicin, Rabu (12/7) sekitar pukul 16.00 Wita. Rombongan tersebut akan tiba terlebih dahulu di Bandara Syamsudin Noor kemudian bertolak menuju ke Bandara Bersujud Batulicin, Tanahbumbu. Kabar itu dibenarkan Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah Pemkab Tanahbumbu, H Erno Rudi Handoko, Selasa (11/7). Dia membenarkan, rombongan kementerian Sekretariat Negara akan melakukan peninjauan lokasi. Menurut Erno, jajarannya akan menyambut rombongan yang terdiri dari pejabat tinggi negara itu, di antaranya Deputi Mensetneg Bidang Hubungan Kelembagaan dan Kemasyarakatan, Dadan Wildan. Selain itu, ada Asisten Deputi Bidang Hubungan Kelembagaan Negara dan Daerah Indra Iskandar serta Kepala Bidang Hubungan Lembaga Negara, Yakob KM. “Informasi yang kami terima ada tiga pejabat tinggi dan beberapa staf yang datang ke

ST

RY

HIGHLIGHTS

z Tim Pemindahan ibukota RI tiba di Batulicin, Tanahbumbu, Rabu (12/7) z Tim merupakan staf Kementerian Sekretaris Negara (Kemensetneg) z Pemkab Tanahbumbu menyiapkan penyambutan tim z Tanahbumbu menyiapkan lahan seluas 30.000 hektare

Tanahbumbu. Mereka akan melakukan peninjauan selama tiga hari,” katanya. Sebab itu, Pemerintah Daerah Tanahbumbu menyiapkan penyambutan tim ke Kabupaten Tanbu karena sebagai salah satu calon ibu kota Negara RI bersama Kotabaru yang berada di Pulau Kalimantan ini. “Informasinya, Palangkaraya yang sempat menjadi calonnya gagal karena tidak memenuhi syarat. Karena, kebanyakan wilayahnya adalah wilayah Gambut. Untuk di Tanahbumbu, tanahnya terbilang keras sehingga dianggap layak,” katanya. Dikatakannya, saat ini dia memang tidak mengetahui apa persyaratannya menjadi ibu kota. Namun, bila dari segi tanah, tidak rawan bencana cukup mendukung di Tanahbumbu. Bila pun diminta menyediakan lahan seluas 30.000 hektare juga siap. “Kalau lahan, kami punya luas, keadaan fisik tanah

kami juga kuat. Memang kami tidak tahu persyaratannya menjadi ibukota, tapi menurut saya bila ditanya layak, tentu saja saya anggap layak,” katanya. Dikatakan Erno, luas wilayah di Tanahbumbu ada sebanyak 180 ribu hektare. Jadi, bila hanya diminta seluas 30.000 hektare, dirinya menganggap itu mudah. Menyambut rombongan dari Kemensetneg memang belum ada persiapan khusus. Karena jajarannya tidak tahu, hanya saja untuk penyambutan itu, Dinas Kehutanan Provinsi Kalsel dan Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kalsel juga akan menyampaikan keadaan wilayah kepada tim peninjau. Dia juga menjelaskan, keadaan Tananahbumbu juga memiliki lokasi yang strategis yaitu memiliki laut dan pantai, udara yang dan darat. “Semuanya akan dijelaskan kepada tim. Selama tiga hari tim peninjau di Tanbu, namun untuk peninjauan kami masih belum dapat jadwal selama di Tanbu,” katanya. Sementara, Ketua DPRD Tanbu H Supiansyah ZA, menyambut baik dengan rencana tersebut. Dia sangat mendukung rencana pemindahan ibukota RI, hanya saja rencana itu memang perlu proses bahkan informasi yang didengar, perlu dana yang sangat besar. “Kami sangat mendukung, apalagi tanbu ini adalah kabupaten termuda di Kalsel," katanya. (hid)

13

BANJARMASIN POST GROUP/MAN HIDAYAT

PASANG PLANG

- Dinas Perhubungan Tanahbumbu yang dipimpin Eryanto Rais dibantu Koramil serta warga setempat, memasang plang larangan pungutan parkir di aeal kawasan Pantai Pagatan.

BATULICIN, BPOST - Setelah sempat dikeluhkan warga terkait pungutan liar atau parkir liar di Pantai Pagatan, akhirnya ada pemasangan plang tanda larangan pemungutan parkir. Adanya pemasangan plang tulisan tersebut, warga yang hendak berkunjung ke pantai Pagatan pun kembali nyaman. Sebab, mereka tak perlu kawatir lagi dengan adanya tukang parkir yang bisa tiba-tiba menghampiri. Seperti beberapa waktu lalu, pengendara dikejutkan dengan adanya tukang parkir yang muncul tiba-tiba saat kendaraan hendak keluar. Tentu saja, warga merasa tidak nyaman karena selama ini tidak ada aturan parkir atau pemberlakuan pungutan parkir di tempat wisata yang terbilang masih berada di perkotaan itu. Sekarang pengunjung wisata Pantai Pagatan tak perlu khawatir lagi menyusul adanya plang tanda atau pemberitahuan di kawasan pantai, tak ada parkir alias gratis sudah dipasang sejak Senin (10/7). Pemasangan plang tulisan itu dilakukan Dinas Perhubungan Tanahbumbu yang dipimpin Eryanto Rais. Demi kenyamanan pengunjung tersebut dan menindaklanjuti keluhan masyarakat, mereka bekerjasama dengan Koramil untuk memasang plang tersebut. “Kami sudah memasang plang yang bertuliskan tidak adanya tarif parkir di kawasan Pantai Pagatan. Itu dilakukan agar tidak ada petugas parkir dadakan di pantai itu,” kata Eryanto Rais. Plang larangan memungut parkir tersebut untuk menghindari oknum yang memungut parkir di Pantai. Bila nantinya, tetap masih ada yang memungut parkir, maka tidak segan untuk ditindak. “Di tempat itu memang tidak boleh parkir. Karena masing dibuka bebas untuk masyrakat untuk berkunjung. Semuanya bebas masuk ditempat itu,” katanya. Sementara, melihat plang larangan memungut parkir, warga merasa sangat senang, karena keluhan mereka direspon cepat oleh pihak terkait. “Terima kasih atas respons cepatnya. Dengan adanya tanda itu, kami sebagai pengunjung juga merasa nyaman,” ucap seorang pengunjung, Alfi. (hid)

Kabur karena Takut Diamuk Saudara Korban Kebun Cabai Petani Pelaihari Aman PELAIHARI, BPOST - Duel maut antar jagoan menggegerkan warga Desa Tabanio Kecamatan Takisung dan sekitarnya, Senin (10/7) sekitar pukul 17.00 Wita. Pelaku dan korban yang berduel sebenarnya masih punya hubungan kekerabatan dan tinggal dalam satu wilayah di Desa Tabanio. Jono (25), warga Desa Tabanio, akhirnya meregang nyawa. Nyawanya tak tertolong karenma mengalami luka sabetan pelaku yang membabi buta di tempat kejadian. Benda tajam itu diduga jenis celurit. Tapi, tidak jelas apakah dipersiapkan punya korban atau sebaliknya memang dibawa pelaku. Senjata diduga celurit yang melukai pelaku dan korban itu adalah milik petani yang saat itu sedang mengambil upah memanen padi di sekitar lokasi peristiwa. Korban dan pelaku berpapasan dan saling tegur sapa ala jagoan. Sapaan

itu dianggap ajakan atau tantangan berduel. Naas, duel itu ternyata menggunakan senjata tajam. Tapi belum jelas siapa yang memulai, apakah korban atau pelaku yang memulai menggunakan senjata tajam. Faktanya, korban dan pelaku samasama menderita luka sabetan benda tajam. Cuma luka yang diderita korban sangat parah seperti di dekat leher dan punggung. Pelaku hanya mengalami luka sayatan benda tajam di sekitar kedua lengan dan benjol di bagian kepala atas akibat benda tumpul. Takut diamuk massa, pelaku memilih melarikan diri dari tempat kejadian menuju Pulausari, Kecamatan Tambangulang. Itu juga setelah mencegat sepeda motor warga yang melintas di jalan tersebut. Kapolres Tanahlaut, AKBP Sentot Adi Dharmawan menjelaskan, terkait motif duel maut itu, antara pelaku dan kor-

ban tersinggung. “Pelaku saat melintas di jalan dekat korban mengupal-ngupal gas sepeda motornya. Korban menegur ulah pelaku hingga terjadi perkelahian,” katanya. Tak berselang lama, Rido (25) yang diduga menjadi pelaku pembunuhan Jono, menyerahkan diri. Dia pun mengaku, kabur karena ingin menyelematkan diri dari amukan massa. Pelaku pun menyelamatkan diri usai berduel itu karena melihat saudara dan keluarga korban tiba di lokasi perkelahian. Sepeda motor Rido juga tak bisa dipakai karena sudah dibakar. Siapa yang membakar sepeda motor pelaku dan senjata tajam yang dipakai berduel masih dalam penyelidikan. Kapolres Tanahlaut, AKBP Sentot Adi Dharmawan yang dikonfirmasi membenarkan, pelaku menyerahkan diri kepada polisi setelah dilakukan komunikasi dengan keluarga pelaku. (tar)

PELAIHARI, BPOST Tanaman cabai petani di Kabupatem Tanahlaut sementara ini aman dari virus atau hama. Itu seperti dikatakan Mahyudi, petani cabai di Desa Telaga, Kecamatan Pelaihari, Kabupaten Tanahlaut. “Dua hari sekali dipetik. Istri saya petik cabai untuk diijual,” kata Mahyudi, Ketua Kelompok Tani Jakasuma, Desa Telaga, Selasa (11/7). Kini, tanaman cabainya sudah setinggi perut oranv dewasa dan sebagian setinggi orang dewasa berdiri. Setiap dua hari sekali istrinya memetik cabai.

“Sebagian saya tanam cabai di pekarangan rumah. Lumayan satu kilogram laku Rp 30 ribu. Itu usaha Kelompok Wanita Tani Maju Bersama. Binaan kami,” ujarnya. Usaha tanaman cabai yang dikelola kelompok wanita tani di Desa Telaga itu merupakan bantuan yang disalurkan oleh Pemerintah Kabupaten Tanahlaut melalui program kawasan rumah pangan lestari (KRPL). Mahyudi menduga, tanaman cabai yang terserang virus cacar di Kecamatan Landasan Ulin Utara Kota Banjarbaru karena tidak rajin menyiram jika saat malam hari

didera hujan. Menurutnya cuaca hujan malam hari itu sangat mempengaruhi perkembangan tanamam cabai. Solusinya bekas air hujan yang tersisa di daun tanaman cabai harus dicek. “Jadi harusnya petani cabai harus rajin menyiram atau menyemprot tanaman dengan air biasa,” katanya. Mahyudi mengaku, selama ini, tanaman cabai yang dikelola kelompok wanita tani di Desa Telaga, diberi pupuk organik yang dicampur dengan trigodarma, semacam zat yang tidak disukai hama tanaman cabai. (tar)

1207/B13


14

tribun borneo RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Pelantikan Kepsek Timbulkan Kecemburuan seperti itu tidak terjadi PALANGKARAYA, BPOST pada satu orang saja, tetapi - Pelantikan sebanyak 200 ST RY HIGHLIGHTS ada beberapa orang. Damlebih Kepala Sekolah (kepz Sejumlah guru datangi paknya Badan Pertimbansek) yang ada di Kalimantan LPMP Kalteng gan Jabatan dan KepangTengah dan dilantik oleh z Mereka mempertakatan (Baperjakat) terkesan Gubernur H Sugiansto Sabnyakan pengangkatan lemah dalam melakukan ran, belum lama tadi masih kepsek beberapa waktu analisa jabatan dan kemenyisakan masalah. Pasallalu pangkatan guna pemberian nya, ada beberapa kepala jabatan kepada aparatur sisekolah yang ternyata tidak z Kepsek yang diangkat pil negara (ASN). sesuai ketentuan dalam pedinilai dipaksakan “Saya khawatir akan jadi nempatannya. SLAMET WINARYO z Kadisdik berdalih ada masalah ke depannya, kaMasalah ini menjadi perkesalahan pengetikan Kadis Pendidikan Kalteng rena kepala sekolah yang dibincangan para guru yang dan sudah diperbaiki lantik tidak sesuai prosedur ada di Kabupaten Katingan, sesuai dengan yang telah sehingga membuat sekolah yang dipimpinnya menjadi gangkatannya belum sesuai digariskan oleh ketentuan Menteri Pendidikan,” jelas Tengah yang membidangi tidak kondusif. Hal itu kare- aturan. masalah Pendidikan H Sy“Dari Sertijab Kepala Seko- dia. na pengangkatan kepsek terKepala Dinas Pendidikan amsul Hadi, mengatakan, kesan dipaksakan, padahal lah SMK Katingan Hilir, ada BALAKAR 545 UNTUK BPOST jika dilihat dari kepangkatan kejanggalan dalam kepang- Kalimantan Tengah, Slamet selayaknya hal itu tidak terRAMAI - Suasana di lokasi kecelakaan yang ramai dengan warga dan pengendara, Selasa (11/7). belum selayaknya menjadi katannya, yakni Pangkat Winaryo, mengakui memang jadi, karena jika terus ada atau Golongan III a “disulap” ada kesalahan pada kepang- kejadian seperti itu, tentu kepsek. Kepala Lembaga Penja- menjadi III d. Artinya, se- katan terhadap kepala seko- akan membuat suasana sekolah tidak kondusif. minan Mutu Pendidikan hingga yang bersangkutan lah yang dilantik, kemarin. “Bisa timbul masalah baru “Saya sudah melakukan (LPMP) Kalimantan Tengah, langsung diangkat menjadi Krisnayadi Toendan, Selasa kepala sekolah mengalah- pengecekan berkasnya saat terutama terhadap sesama (11/7), mengatakan, dia di- kan calon kepsek lainnya saya lihat, memang kesa- guru dan kepala sekolah datangi sejumlah guru yang yang sudah layak diangkat, lahannya pada pengetikan yang baru yang tidak sesuai KUALAKAPUAS, BPOST parit dengan kondisi bagian mobil yang saya kemudikan melaporkan adanya kejang- ini menjadi pertentangan di saja , dan sudah diperbaiki,” ketentuan dalam pengangkatannya, jika ini terjadi ka- Naas bagi Suhardi (51), depannya rusak parah dan terputar dan langsung nye- galan dalam pengangkatan sekolah tersebut,” ujar Kris- ujarnya. Sementara itu , Ketua Ko- rena guru senior kalah dari warga Jalan Kasturi, Desa kaca mobilnya pecah. Se- bur ke parit,” ungkap Isma. Kepsek di SMK Katingan nayadi. Setelah kejadian itu, dia Hilir, karena dalam penDia mengatakan, kasus misi C DPRD Kalimantan guru junior. (tur) Pulau Telo, Kecamatan Selat dangkan sepeda motor korKota Kualakapuas Kalteng. ban jenis Honda CS-1 den- bersama rekannya langsung Lelaki ini meregang nyawa gan nopol DA 2747 ZA men- ke luar dari mobil, dan mendan mengembuskan nafas galami rusak berat. Kondisi cari korban. “Kami sempat melihat moterakhirnya setelah mengga- motor korban patah dua di tor korban saja ada, dan saat lami kecelakaan lalu lintas bagian depan. Kepada petugas,Isma itu pun kita langsung cari. di Jalan Jepang, Kecamatan Selat, Kabupaten Kapuas, mengatakan, awalnya dia Tidak lama, kami menemuberencana pulang ke Ban- kan korban sudah berada di KUALAKAPUAS, BPOST - Dua orang informasi terhimpun di lapangan, saat “Memang Tim Saber Pungli Polres Selasa (11/7) siang. Tubuhnya lelaki yang jarmasin. Ketika melewati parit,” jelas dia. oknum Dinas Pendidikan Kabupaten OTT dilakukan penangkapan di Aula Kapuas mengamankan oknum Dinas Akibat kejadian itu, pen- Kapuas Kalteng tertangkap tangan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Kapuas. Pendidikan Kabupaten Kapuas yang menjabat sebaagai Kepala kawasan Jalan Jepang, dia Sekolah Menegah Pertama dikagetkan dengan sebuah gendara sepeda motor atas Tim Saber Pungli Polres Kapuas kare- Selain mengamankan 2 oknum Dinas diduga melakukan punggutan liar. Negeri (SMPN) 1 Kapuas Mu- sepeda motor yang diken- nama Suhardi tewas di Tem- na diduga melakukan pungutan liar Pendidikan, Tim Saber Pungli Polres Dan dari tangan oknum ini diamanrung itu terlempar ke parit darai korban melaju dari pat Kejadian Perkara (TKP) terhadap para guru Pendidikan Anak Kapuas juga mengamankan uang tu- kan uang Rp 36.300.000,” ujar kapolsetelah sepeda motor yang arah berlawanan dengan dengan masih menggunakan Usia Dini (PAUD) yang mau melakukan nai sebesar Rp36.300.000- yang diduga res singkat. Namun lanjut kapolres, pihaknya dikendari bertabrakan den- mobil yang dikemudikan- baju dinas. Jenazah kor- pencairan dana bantuan untuk PAUD. hasil pungli tersebut. Dan juga meminban langsung dievakuasi ke masih melakukan pendalaman tehagan sebuah mobil boks pen- nya. Mereka tertangkap dalam operasi tai keterangan dua orang guru PAUD. “Waktu itu saya kaget me- RSUD dr H Soemarno Sos- tangkap tangan (OTT) di Aula Dinas gangkut makanan ringan. Kapolres Kapuas AKBP Sachroni dap kasus ini. “Saya masih belum mendapatkan Dalam kejadian itu, mobil lihat sepeda motor dari arah roatmodjo Kota Kapuas oleh Pendidikan Kapuas, Jalan Tambun Anwar, saat ditemui di ruang kerjanya boks yang dikendarai Isma berlawanan sedang oleng. Satlantas Polres Kapuas, Bungai, Kota Kualakapuas, Selasa membenarkan adanya OTT yang dila- data yang lengkap karena kami masih (41) warga Banjarmasin Saya juga sedang jalan, dan dibantu mobil Balakar 545 (11/7) siang. kukan oleh Tim Saber Pungli dari Pol- melakukan pendalaman terhadap kasus ini,” tegas dia. (jd) tersebut, juga tercebur ke terjadilah tabrakan, hingga Kapuas. (jd) Hingga berita diturunkan, berdasar res Kapuas.

Memang kesalahannya pada pengetikan saja , dan sudah diperbaiki

Suhardi Masih Kenakan Seragam

z Kepala Sekolah Tewas Akibat Kecelakaan

Kapolres Belum Ungkap Nama

z Dua Oknum Dinas Pendidikan Terjaring OTT

Sobat Ditangkap di Kebun Karet PALANGKARAYA, BPOST - Aparat Kepolisian Polsek Kapuas Kuala Kabupaten, Kapuas Kalimantan Tengah, mengamankan seorang penjudi dadu gurak bernama Gajali alias Sobat (50) saat menggelar perjudian dadu gurak di sebuah kebun di Kapuas Kuala, Senin (10/7) hingga Selasa (11/7) dini hari tadi. Dalam operasi tesebut polisi juga mengamankan sejumlah barang bukti di antaranya, tiga biji dadu, satu piring kecil warna putih bening, satu buah senter kepala, selembar handuk warna biru, dan satu tutup dadu yang terbuat dari plastik berwarna merah hitam bekas tempat sabun. Polisi juga mengamankan satu buah terpal plastik warna biru, satu buah lapak yang bergambar biji dadu dengan uang sejumlah Rp 342 ribu. “Kami amankan sejumlah barang bukti tersebut dalam penggerebekkan yang dilakukan di tempat kejadian perkara perjudian tadi malam,” ujar Iptu A Sanip, Selasa (11/7). Dia mengatakan, pihaknya melakukan operasi penangkapan pelaku setelah mendapat laporan warga bahwa

1207/B14

BANJARMASIN POST GROUP/FATURAHMAN

DIAMANKAN - Barang bukti yang diamankan polisi dari pela-

ku perjudian dadu gurak di kebun karet Handil Malang 6 Desa Lupak Timur Kecamatan Kapuas Kuala, Kabupaten Kapuas.

di lokasi tersebut ada yang menggelar perjudian dadu gurak sehingga aparat kepolisian pun melakukan pengecekan ke TKP dan menemukan pelaku sedang menggelar perjudian dadu gurak tersebut. “Berdasar laporan adanya tindak pidana (tertangkap tangan) permainan judi jenis dadu gurak sebagai mana di maksud dalam pasal 303 KUHPidana, makan barang buktinya kami sita dan pelakunya langsung kami amankan, karena perjudian jenis itu tidak diperbolehkan digelar di manapun,” ujarnya. Dijelaskan, pelaku yang menjadi bandar judi dan saat ini masih diamankan terse-

but bernama Gajali alias Sobat bin Barahim, kelahiran Desa Tamban km 20 Kapuas Kalteng yang berprofesi sebagai buruh tani asal Kapuas Kuala Kabupaten Kapuas, Kalteng. Keterangan, Murani bin Rahmani, warga setempat menyebutkan, penangkapan pelaku pada hari Senin (10 /7) pukul 22.40 WIB yang tertangkap tangan oleh petugas Polsek Kapuas Kuala, yang saat itu petugas sedang melaksanakan patroli dan mendapatkan informasi dari masyarakat di kebun karet Handil Malang 6 Desa Lupak Timur Kecamatan Kapuas Kuala. (tur)

Lintas Borneo

Bupati Resmikan Ponpes Hidayatussalam KUALAKAPUAS – Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat meresmikan Pondok Pesanteren (Ponpes) Hidayatussalam Darussalam, di Desa Pangkalan Rekan, Kecamatan Basarang, Selasa (11/7) pagi. Peresmian ditandai dengan pembukaan tirai oleh Wakil Gubernur Kalteng Habib H Said Ismail dan Bupati Kapuas dan dilanjutkan dengan penandatangan. Ponpes Hidayatussalam Darussalam berada di bawah naungan Yayasan Ma’arif Nahdatul Ulama. Pimpinan Ponpes Hidayatussalam Darussalam, Zainal Arifin, menuturkan pondok pesanteren ini baru berdiri sekitar 4 bulan lalu dan bangunannya masih sangat sederhana. Bupati Kapuas mengaku bangga dengan tekat yang kuat untuk memajukan pendidikan di Kabupaten Kapuas. Diharapkan ponpes ini mampu membuat ahlaq yang mulia serta mampu mencetak pimpinan masa depan. (jd)


tribun kronika banjarmasinpost.co.id

BPR Milik Pemda Tak Efisien z Sambungan Hal 1

kabupaten ada lebih dari satu BPR. Di Tabalon ada tiga BPR, dan di Tapin lima BPR yang semuanya itu dimiliki oleh pemerindah daerah,” ujarnya. Pun M Noor, Direktur Utama BPR PT Multidhana Bersama, setuju kebijakan merger guna mempermudah pengawasan terhadap BPR-BPR milik pemerintah daerah. “Rata-rata BPR milik pemerintah daerah pengawasannya tidak profesional, sehingga tidak sesuai OJK,” ujarnya. Sementara itu, kata Budi Armanto, Deputi Komisioner Pengawas Perbankan IV OJK, terkait rencana perampingan BPR belum ada keputusan mengingat belum jelas jumlah ideal BPR yang berdiri. “Kajiannya belum selesai. Namun, arahnya agar BPR melakukan konsolidasi,” ujar dia. Isnaeni berujar, langkah perampingan BPR untuk memperkuat struktur permodalan dan tata kelola yang baik atau good corporate governance (GCG) di BPR. Berdasar data Perbarindo Kalsel, terdapat 27 BPR di Kalsel operasional. Dari Jumlah itu 22 BPR merupakan perusahaan daerah dan 5 sisanya berbentuk Perseroan Terbatas (PT). Sebanyak 26 BPR di antaranya merupakan BPR konvensional dan satu BPR Syariah. Sementara itu, BPR yang beroperasi di Tabalong yang

Lemah Daya Saing z Sambungan Hal 1

lam menjaring bisnis mikro dan kecil. Lemahnya daya saing membuat kontribusi BPR hanya 1% terhadap total aset industri perbankan. OJK

Pejuang Kanker Payudara z Sambungan Hal 1

tangga Masa Gitu itu menjadi pendamping sang ibunda, Samantha Barbara saat menjalani pengobatan kanker. “Saya sendiri salah satu pejuang kanker untuk ibu saya. Ibu saya itu juga cancer survivor,” kata Chelsea Islan di kawasan Jalan Ahmad Dahlan, Jakarta Selatan, Selasa (11/7). Chelsea mengaku semula sempat terpukul saat pertama kali mengetahui sang ibunda didiagnosis menderita kanker payudara. Apalagi, kanker payudara ini dikenal sebagai penyakit mematikan. “Pastinya kita akan ikut berjuang (melawan kanker) ketika ada salah satu orang terdekat kita terdiagnosis,” ungkapnya. Kendati merasa sedih, nyatanya Chelsea memilih bersikap dewasa. Dia berupaya selalu ada di samping ibunda saat menjalani pengobatan. Sepulang sekolah, Chelsea pun mene-

direncanakan melakukan merger yaitu PD BPR Kelua, PD BPR, Haruai dan PD BPR Muara Uya. Sedangkan lima BPR di Kabupaten Tapin juga berencana melakukan merger yaitu PD BPR Candi Laras Utara, PD BPR Binuang, PD BPR Tapin Selatan, PD BPR Tapin Tengah dan PD BPR Tapin Utara. “Jika merger terealisasi, jumlah BPR di Kalsel berkurang menjadi 21 BPR,” kata Agus Priyanto. Sedangkan di Kabupaten Banjar dan Kabupaten Hulu Sungai Utara juga memiliki empat BPR berbeda yang kepemilikannya merupakan pemerintah daerah setempat. “Merger ini kan agar BPR dapat beroperasi lebih efisien supaya mampu tumbuh bersaing dengan lembaga keuangan lainnya. Selain masalah efisiensi BPR BPR kita ini juga menghadapi masalah NPL yang relatif tinggi, juga kesulitan untuk mendapatkan pengurus (direksi, komisaris atau dewan pengawas) sesuai kompetensi yang dibutuhkan karena keterbatasan tenaga,” ujarnya. Merger dinilai merupakan langkah yang tepat untuk memperkuat permodalan BPR, karena OJK memiliki aturan untuk setiap BPR meyiapkan Rp 6 miliar sebagai dana modal minimum. Dengan dilakukan merger, persyaratan itu akan lebih mudah dipenuhi, walaupun masih ada batas waktu mengenai dana modal minimum hingga tahun 2019 nanti. Menyoal masalah tingginya Non Performing Loan (NPL) atau kredit macet, Isnaeni mengakui lebih dari 50 %

anggota Perbarindo Kalsel mengalami permasalahan ini. Menurut dia, besarnya NPL di BPR Kalsel disebabkan karena kondisi perekonomian Kalsel yang sempat terpukul karena sektor komoditi yang jauh menurun. “Tidak bisa dipungkiri, memang banyak anggota kita NPL nya dia tas 5 %, ini juga faktor yang menggerogoti modal perusahaan. Padahal, melewati batas 5 % kita sudah dapat warning dari OJK,” tambahnya. Terpisah, Kahar Muzakir, Direktur BPR Mitratama Arthabuana mengakui BPR kini berada di persaingan sangat ketat baik dengan perbankan umum dan lembaga keuangan mikro lainnya dalam penyaluran penyaluran kredit. “Di kredit mikro perbankan umum punya KUR dan lembaga lain seperti Pegadaian juga di segmen yang kurang lebih sama,” ujarnya. Meski begitu, sebut dia, BPR akan tetap menggarap sektor mikro, kecil dan menengah baik itu kredit konsumtif, modal usaha atau investasi. “Kita juga tetap bina mitra kita agar usahanya bertambah maju dan bisa melakukan top up kredit,” imbuhnya. Direktur Utama BPR PT Multidhana Bersama, M Noor setuju kebijakan penutupan tersebut. Tujuannya adalah mempermudah pengawasan dan kebanyakannya yang terkena kebijakan itu adalah BPR milik pemerintah daerah. “Rata-rata BPR milik pemerintah daerah pengawasannya tidak profesional, sehingga tidak sesuai OJK,” katanya.(acm/has/kontan)

mencatat, aset BPR sebesar Rp 115,2 triliun atau naik 10,18% per April 2018. Sedangkan, per April 2017 penyaluran kredit Rp 110,9 triliun atau naik 9,95% dan dana pihak ketiga (DPK) sebesar Rp 95,5 triliun atau naik 9,85%. Ketua Perbarindo Joko

Suyanto mengatakan, Perbarindo bersama OJK tengah mengkaji pengembangan produk dan branding BPR. “Karena keterbatasan modal, kami akan bekerjasama antar BPR untuk infrastruktur teknologi informasi,” ujarnya. (kontan)

mani ibunda menjalani kemoterapi setiap tiga minggu sekali. Chelsea juga kerap menawarkan makanan demi mengobati rasa pahit usai menjalani kemoterapi. “Jadi Chelsea nanti selalu tanya, ‘mami mau makan apa?’. Soalnya habis Kemo itu kan rasanya kayak kamu mengemut sendok,” sela Samantha Barbara. Bukan hanya itu, jadwal syuting yang menumpuk tidak membuat Chelsea melupakan jadwal pengobatan sang ibunda. Wanita 22 tahun itu sempat meminta sang ibunda berhenti bekerja. “Sampai sekarang mami jangan capek-capek mami nggak usah kerja. ‘Mami have fun saja, it’s time for me to give a fund,” ucap Samantha menirukan Chelsea. Penyakit kanker payudara yang diderita sang ibunda membuat Chelsea waspada. Dia pun menjaga kesehatan sejak muda. Beberapa kali Chelsea memeriksakan diri untuk mencegah kanker sejak dini. “Saya banyak belajar tentang kanker. Kanker itu kayak apa, aku cari tahu semuanya. Sekarang akhirnya jadi

perhatian sama badan dan kesehatan,” kata perempuan yang digosipkan pacaran dengan Bastian Steel ini. Cara Chelsea menjaga kesehatan demi terhindar penyakit kanker membuat dirinya didapuk menjadi brand ambassador untuk Yayasan Kanker Payudara Love Pink sejak tahun lalu. Ia kerap berbincang dari hati ke hati terhadap penderita kanker. “Aku kan memang jarang, untuk terlibat dalam talkshow atau seminar tentang breast cancer. Tetapi dalam kehidupan aku sehari-hari, aku suka kasih tahu temanteman memang bener lebih efektif kalau kita ngomong one on one,” katanya bersemangat. “Kita bicara dari hati ke hati. Jadi ngobrol dan cerita, kalau ada teman seumuran yang kena dia kan pasti cerita dan berbagi,” tambah Chelsea seraya mengaku tetap memberikan semangat kepada penderita kanker meski baru kenal. “Kita juga berusaha selalu ada untuk support. Bahkan yang aku gak kenal pun aku pasti beri semangat,” imbuhnya. (Tribunnews/han)

Masin Tuha z Sambungan Hal 1

kaya urang nang bahuma, malaran dahulu gasan pamakan kada ngalih mamikirakan manukar baras tiap litaran ka pasar. ”Napa kada talihat lagi Lui manukar baras ka wadahku?” takun Garbus nang bajual baras. “Aku wayah ne bahuma, Alhamdulillah hasilnya lumayan mudahan kawa dimakan satahunan nah,” sahut Palui lihum. “Ujar kana hama wereng, bulan puasa tadi?” sahut Tulamak. “Dasar bujur, ada nang kana hama wereng, tapi Alhamdulillah jaka saharusnya kulihan 10 karung, ne kulihan haja 7 karung, artinya ada haja hujung gawian bahuma ne,” jawab Palui suka. “Bazakatlah Lui ikam hasil bahuma nitu?” Tulamak manakuni. “Rencana bila sudah kupabrik barataan hanyar, zakatnya ditakunakan ka wadah tuan guru?” jawab Palui. “Kalu kaya nitu umpat am jua bahuma Lui?” Tulamak maanyaki banar. “Kena ai betakunan, kalu ada nang kada bahuma lagi, ikam kena nang manggawinya , kaya nitukah?” Palui manahapi.

ILUSTRASI: BPOST/REZA

“Daripada haja ikam ne Mak ai, bisa gin kada bahuma,” pahawai Garbus. Tadiam Tulamak. Karana lumayan banyak kulihan banih, Palui datang ka pabrik banih babentor mambawa banih gasan dipabrik hari nitu jua kalu kawa. ”Oh julak Ubai , ulun handak mamabrik nah?” Palui mahingal mambawa banih imbah datang di pabrik. “Umai Lui handak daminikah ikam?” ujar sidin. “Handak damini pang dipabrik, lakas tuntung inya sudah jua ulun jamur julak ai?” jawab Palui. “Saparti ikam lihat Lui ai, masinnya kuugai, kusarpis, maklum masin tuha, ibarat sapida mutur nitu, parlu disarpis

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RABU

12 JULI 2017

likes: BPost Online

15

TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

DATA PEMILIH - Wartawan memotret layar saat peluncuran Sistem Informasi Data Pemilih (Sidalih) di Gedung KPU, Jakarta, Selasa (11/7). Sidalih merupakan salah satu aplikasi yang digunakan KPU untuk mempermudah jajarannya dalam melakukan pendataan dan pemutakhiran data pemilih.

Buni Yani Siap Mati BANDUNG, BPOST – Buni Yani menjalani sidang keduanya atas dakwaan pelanggaran Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE), Selasa (11/7). Usai sidang, Buni Yani mengaku siap mati. Dia tetap pada pendiriannya tak menyampaikan fitnah atas tuduhan kepadanya. Buni Yani pun kemudian berorasi di luar persidangan yang digelar di Gedung Dinas Perpustakaan dan Kearsiapan, Bandung, Jawa Barat. Saat berorasi, Buni Yani menyampaikan perasaannya yang tidak takut jika harus masuk penjara karena kebenaran. “Jangankan masuk penjara dan terus menjalani sidang seperti ini, mati pun sudah siap karena saya ti-

Risa Dua Tahun Jalani Seleksi z Sambungan Hal 1

di Gedung Kementerian Agama RI, Jakarta Pusat, Selasa (11/7). Usai menghatamkan Alquran, proses berlanjut mempelajari sejumlah bahasa yang diperlukan saat menuntut ilmu di negara tersebut. Amar pun belajar bahasa Turki dan bahasa Arab. Tidak hanya itu, bukubuku yang menerapkan tentang agama Uslam pun turut dia pelajari. “Setelah kita khatam (Alquran), setelah selesai menghafal, masuk belajar bahasa Turki, bahasa Arab, dan kitab-kitab lainnya (terkait islam),” jelasnya. Setelah giat belajar dan sukses melewati serangkaian tahapan pembelajaran, Amar pun dinyatakan lolos. Amar dinyatakan sebagai satu dari 136 santri dan santriwati yang akan diberangkatkan ke Turki. “Setelah semua siap, baru kita berangkat ke Turki,” tegasnya. Remaja asal Batam ini

jua, rantainya, gernya, bakarat, kabalatornya rigat, jadi aku gawi saurang haja, bila diupahakan kada kaduitan, baik bagamatan kusarpis saurang haja, underdilnya ada ja di pasar kuta dudul, kalau dahulu ka Banjar manukar hanyar kulihan, maklum aku sudah tuha , jadi gamat manyarpisnya, kada cukup sahari, bisa dua atau tiga hari hanyar tuntung nah?” sidin manjalasakan. “Umai julak, maka malam ne handak bahaul aruah abahku, parlu banar lakas supaya jadi baras banih nang ulun bawa ne?” Palui masam muha. “Bah iya pang, kada kawa ai Lui lah, aku mangabulakan hajat ikam nah?” sidin datar haja, tegang Palui sambil bulik ka rumah bahabar ka bini. “Oi umanya, malam ne kita kada jadi bahaul, masin di pabrik banih rusak. Kada kawa manjadiakan baras,” ujar Palui ka bini. “Nah iya am, maka sudah manukar iwak hayam wan daging cagar baaruhan malam ne,” tauling nang bini. “Iya sudah abahnyalah, niat baik balum kasampaian lagi? Jaka dibawa ka pabrik lain pang abahnya?” takun bininya. “Di pabrik lain upahnya larang banar, baik wan julak Ubai, haraga papadaan haja?” sahut Palui, Takulibi nang bini. (aan maulana/anggota dewan kesenian HSS)

dak pernah menyampaikan fitnah,” ungkap Buni Yani saat orasi di depan massa pendukungnya. Buni Yani menambahkan, apa yang dia perbuat bukanlah fitnah terhadap Ahok, karena Ahok akhirnya sudah terbukti bersalah. Kata Buni Yani, persoalan yang menjeratnya tak lepas dari persoalan politik. “Saya merasa sebagai terdakwa ada niat jahat dan tidak baik yang diduga dimiliki jaksa untuk bagaimana caranya Buni Yani masuk penjara,” ujarnya. Dia menduga jaksa sagung sebagai bagian dari Partai Nasdem merasa kehilangan setelah Basuki Tjahaja Purnama kalah di Pilkada DKI Jakarta dan masuk penjara. “Jaksa agung itu berasal dari

Nasdem, Nasdem adalah partai pertama yang mencalonkan Ahok sebagai gubernur. Ada kehilangan besar dirasakan jaksa agung ketika Ahok kalah dan masuk penjara, lalu gimana caranya Buni Yani digencet,” ujarnya. Saat orasi, Buni Yani didampingi penasihat hukumnya, Aldwin Rahadian dan kordinator Aliansi Pergerakan Islam Jawab Barat Asep Saripudin. Puluhan pendukung Buni Yani terdengar mengumandangkan kalimat takbir dan dukungan moril terhadap Buni Yani. Buni Yani melanjutkan, ada motif balas dendam bernuansa politis di balik kasusnya. Dia juga mengklaim telah mendengar pernyataan dari berbagai ahli hukum yang

menyatakan kasusnya tidak memenuhi unsur pidana. “Ahli hukum independen sudah bersaksi tidak ada pidana di sana. Profesor Romli (Romli Atma Sasmita, pakar hukum pidana dari Universitas Padjajaran), Profesor Muzakir (ahli hukum pidana dari Universitas lslam lndonesia) mengatakan begitu semua,” kata dia lagi. Sebelumnya, majelis hakim menolak eksepsi yang diajukan Buni Yani dan tim penasihat hukumnya. Karena itu, sidang kasus dugaan pelanggaran UU Informasi dan Transaksi Elektronik akan dilanjutkan Selasa (18/7) mendatang. Agenda sidang selanjutnya mendengar keterangan dari saksi yang dihadirkan Jaksa Penuntut Umum. (tribun jabar)

nantinya akan menempuh studi selama 3 tahun di kota Istanbul. Pengajaran yang akan dia peroleh di Turki, berbeda dengan pengajaran agama yang dia dapatkan di tanah air. Dia pun merasa sangat antusias untuk mondok di Pesantren yang ada di negara yang memiliki sejarah panjang terkait peradaban Islam itu. “Kalau di Indonesia udah biasa, kalau ini kan pesantrennya dari Turki,” katanya. Dia menilai ada perbedaan terkait budaya Islam dan cara menghafal Alquran di Indonesia dan di Turki.”Dari segi budayanya beda, cara menghafalnya juga beda,” ucap Amar. Tidak hanya Istanbul menjadi tujuan para santri, ada sejumlah kota yang juga menjadi destinasi pendidikan di antaranya kota Ankara, Bursa, dan

Balikesir. “Ya kalau saya pribadi (akan melanjutkan studi) di Istanbul, beda-beda (dengan santri lainnya), jadi nanti kita ada yang di Istanbul, ada yang di Bursa, di Ankara,” beber Amar. Amar menyebut waktu studinya di Istanbul selama 3 tahun. Sementara santri lainnya memiliki jangka waktu berbeda dalam menempuh studi. “Ada yang tiga tahun, ada yang empat tahun, tergantung kebijakannya,” imbuhnya. Cerita hampir sama diceritakan Risalatul, santriwati asal Jember, Jawa Timur. Raut wajahnya sumringah saat ditemui Tribun di Gedung Kementerian Agama. Awalnya, Risa mengaku menjalani tes terlebih dahulu di Kantor Wilayah Kemenag setempat sebagai tahapan awal. Usai dinyatakan lulus tes, selanjutnya tahapan hafalan Alquran.

Namun sebelum melakukan hafalan Quran, Risa terlebih dahulu harus membenahi pelafalan bacaan. “Sebelum hafal itu kita membenarkan membaca (Alquran),” jelasnya. Setelah pelafalan bacaan dinyatakan benar, dia pun masuk program tahfidz (menghafal) Alquran. Tahapan selanjutnya menghatamkan Alquran dan dilanjutkan pembelajaran bahasa yakni bahasa Turki. Risa menjalani proses seleksi selama 3 tahun. Risa mengaku merasa kesulitan belajar bahasa Turki. “Awalnya sulit karena beda dengan bahasa Inggris,” ucapnya. Nantinya, Risalatul akan menempuh studi di Kota Balikesir. Sementara santri lainnya disebar di sejumlah kota lainnya, seperti Ankara, Istanbul, Bursa, serta sejumlah kota lainnya. (tribun/fitri)

1207/B15


RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id bba annjjaarrm maassiinp npoosst.co.id

@banjarmasinpost

Bpost Online

HALAMAN

16

TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

UNJUK RASA - Nelayan melakukan aksi unjuk rasa di depan Istana Negara, Jakarta, Selasa (11/7). Massa yang tergabung dalam Aliansi Nelayan Indonesia itu menuntut pemerintah melegalkan alat tangkap ikan cantrang dan payang di tingkat nasional dengan tidak membatasi ukuran gross ton kapal.

KPK Sudah Tetapkan

Tersangka Baru Agun Gunandjar Dicecar Soal Proyek KTP El JAKARTA, BPOST - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah mengantongi nama-nama tersangka baru pada kasus korupsi KTP Elektronik (KTP El). Dalam hitungan hari, KPK akan mengumumkannya. Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjo menyatakan, nama tersangka baru didapat dari hasil gelar perkara yang dilakukan penyidik baru-baru ini. Penetapan itu didukung bukti-bukti yang cukup. “Gelar perkara sudah dilakukan, sudah diputuskan, mungkin tersangka baru KTP El segera diumumkan. Anda tunggu saja di bulan ini,” kata Agus di kantor KPK di Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (11/7). Agus tak mau memberi bocoran latar belakang tersangka baru korupsi e-KTP. Apakah dari unsur Kementerian Dalam Negeri, DPR, atau kalangan swasta. “Ya nanti, pokoknya tunggu saja ya. Oke ya,” katanya. Agus berjanji pengumuman ter-

Gelar perkara sudah dilakukan, sudah diputuskan, mungkin tersangka baru KTP El segera diumumkan. Anda tunggu saja di bulan ini AGUS RAHADJO Ketua KPK sangka baru dalam proyek senilai Rp 5,9 triliun itu bakal dilakukan secara terbuka. Sejauh ini, KPK baru menetapkan tiga orang sebagai tersangka kasus korupsi KTP El. Mereka adalah mantan Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kemendagri, Irman; dan mantan Direktur Data

dan Informasi Kemendagri, Sugiharto; serta pengusaha Andi Agustinus alias Andi Narogong. Irman dan Sugiharto sudah duduk di kursi pesakitan. Mereka berdua dituntut masing-masing tujuh dan lima tahun penjara. Sedangkan Andi Narogong masih dalam tahap penyidikan. Dalam surat dakwaan Irman dan Sugiharto, ada sejumlah nama yang disebut menerima fee dari dana yang dianggarkan untuk proyek e-KTP. Sebagian nama tersebut adalah anggota Komisi II DPR periode 2009-2014. Di antaranya Anas Urbaningrum, Melcias Marchus Mekeng, Tamsil Linrung, Agun Gunandjar Sudarsa, Ignatius Mulyono, Taufiq Effendi, Teguh Juwarno, Miryam S Haryani, dan Markus Nari. Juru Bicara KPK, Febri Diansyah mengatakan, penyidik KPK telah menganalisa dan meneliti seluruh bukti yang muncul di persidangan. Langkah berikutnya, penyidik KPK mengembangkan

Mark Up Gedung KPK ANGGOTA Panitia Khusus Hak mendapatkan temuan-temuan Angket Komisi Pemberantasan lain dari hasil audit BPK terhaKorupsi (KPK), Mukhamad Misdap KPK. Di antaranya bantubakhun mengungkap temuan an dana ke sejumlah lembaBadan Pemeriksa Keuangan (BPK) ga swadaya masyarakat (LSM). terhadap KPK. Salah satunya adaNamun, Misbakhun tak mau lah penggelembungan anggaran membeberkannya. “Nanti-lah,” atau mark up pada pembangunan tuturnya. gedung KPK. Ketua KPK, Agus Rahardjo, “Mark up pembangunan gedung mengaku tidak tahu data yang KPK sebesar Rp 600 juta dan itu dibeberkan Misbakhun mengedikembalikan,” ujar Misbakhun di nai 17 penyidik KPK dari PolKompleks Parlemen, Senayan, Jari. “Saya tidak tahu itu datakarta, Selasa (11/7). “Tapi kan TRIBUNNEWS nya dapat darimana. Selama ini rasanya kami tidak ada yang di berarti sudah ada mark up,” imMISBAKHUN luar ketentuan,” ucapnya di kanbuhnya. “Masa bayar bangun gedung KPK ada tor KPK, Selasa siang. Pekan lalu, Pansus KPK bertemu BPK. Damark up. Itu audit BPK bukan kata saya,” kata Misbakhun. Politisi Partai Golkar itu me- lam pertemuan tertutup tersebut, Pansus menerima laporan hasil pemeriksaan (LHP) nambahkan, temuan tersebut didasari pada audit keuangan KPK selama sepuluh tahun hasil audit BPK terhadap KPK pada 2017. terakhir. (the/kompas.com) Misbakhun juga mengatakan, Pansus juga

1207/B16

bukti-bukti tersebut dan bakal menetapkan tersangka baru. Kemarin siang, anggota DPR yang juga Ketua Panitia Khusus Hak Angket KPK, Agun Gunandjar, menjalani pemeriksaan sebagai saksi di kantor KPK. Agun menjadi saksi untuk tersangka Andi Agustinus alias Andi Narogong. Ditemui seusai pemeriksaan, Agun mengaku dicecar pertanyaan tentang peran Andi Narogong dalam proyek KTP El. Selain itu, Agun juga ditanya soal pembahasan anggaran untuk proyek KTP El dan dugaan aliran dana yang masuk ke sejumlah pihak seperti tertuang pada surat dakwaan Irman dan Sugiharto. Mengenai Andi Narogong, Agun mengklaim sama sekali tidak mengenalnya. “Saya kira terkait BAP yang sudah saya jalankan pada waktu kasus Irman dan Sugiharto, saya sudah memberikan kesaksian di bawah sumpah bahwa saya tidak kenal,” kata Agun di kantor KPK. Penjelasan Agun kemarin berbeda dari keterangannya saat hadir sebagai saksi pada persidangan Irman dan Sugiharto. Ketika itu, Agun mengakui bertemu Andi Narogong dalam acara makan bersama Fraksi Golkar di DPR. Senada dengan Agun, mantan anggota Badan Anggaran (Banggar) DPR, Tamsil Linrung yang juga diperiksa sebagai saksi untuk Andi Narogong, juga mengaku tidak kenal Andi Narogong. Tamsil menjelaskan dalam pemeriksaan, penyidik KPK menanyakan apakah dirinya kenal dan pernah bertemu dengan Andi Narogong serta dua terdakwa perkara KTP El, Irman dan Sugiharto. (tribunnews/the)

Kubu Hary Tanoe Boyong 88 Bukti JAKARTA, BPOST - Tim kuasa hukum CEO MNC Group Hary Tanoesodibjo memboyong satu koper berwarna biru saat mengikuti sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Sebuah tas jinjing kertas berwarna biru ikut dibawa tim kuasa hukum Hary Tanoe. Satu koper ini berisi sedikitnya 88 bukti. Bukti-bukti tersebut dibawa pada sidang praperadilan penetapan status tersangka Hary Tanoe pada kasus SMS kaleng terhadap Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Yulianto oleh Bareskrim Polri di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (11/7). Bukti tersebut diserahkan tim kuasa hukum pada sidang yang digelar pada pukul 13.00 WIB. Kuasa hukum Hary Tanoe, M Maulana Bungaran mengatakan penetapan tersangka kliennya menyalahi aturan KUHAP. Ia juga mempermasalahkan penyidik yang tidak menggunakan PPNS dari lingkungan Kementerian Komunikasi dan Informatika sesuai UU ITE. “Kami juga lihat SMS ini kan bagian dari ITE ya. Nah Itu tidak dilakukan di sini. Tidak ada koordinasi dengan PPNS

di sana,” ujar Munathsir, kuasa hukum Hary Tanoe lainnya. Penetapan tersangka terhadap Hary Tanoe tersebut juga dinilai cacat karena pemeriksaan digital forensik tidak dilakukan terhadap SMS. Ia menilai berdasarkan UU ITE, harus ada prosedur digital forensik. Pada sidang ini juga pihak kuasa hukum Hary Tanoe menggunakan hasil praperadilan Jenderal (dulu Komjen) Budi Gunawan terhadap KPK sebagai alat bukti. Cara ini cukup unik karena digunakan kubu Hary Tanoe justru untuk melawan penetapan tersangka dari Bareskrim Polri, institusi asal Budi Gunawan. Seperti diketahui saat itu hakim tunggal, Sarpin Rizaldi, memutuskan penetapan tersangka KPK terhadap Budi Gunawan atas kasus kepemilikan rekening mencurigakan. Tim kuasa hukum menggunakan hasil praperadilan Budi Gunawan karena dinilai banyak kemiripan. “Ya kami ada membuktikan salah satu dari putusan Pak BG dari website MA, ya sebagai pembanding,” jelas Maulana. (tribunnews/fah)

Perppu Pembubaran Ormas Diumumkan Hari Ini JAKARTA, BPOST - Pihak Istana Kepresidenan membenarkan Peraturan Pemerintah Pengganti UndangUndang (Perppu) tentang Ormas akan diumumkan hari ini, Rabu (12/7). Pengumuman Perppu tersebut akan dilakukan Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan Wiranto. Staf Khusus Presiden bidang Komunikasi, Johan Budi SP menjelaskan, Presiden Jokowi telah menyetujui Perppu Ormas. “Barusan saya tanya ke Presiden, soal Perppu Ormas itu, nah jawaban Presiden, kemungkinan besok akan disampaikan oleh Pak Menkopolhukam,” ujar Johan Selasa (11/7). Seperti diberitakan, sebanyak 14 organisasi kemasyarakatan (ormas) Islam yang tergabung dalam Lembaga Persahabatan Ormas Islam (LPOI) mendesak pemerintah segera merealisasikan rencana pembubaran Hizbut Tahrir Indonesia ( HTI) dan ormas radikal lainnya yang jelas-jelas anti-Pancasila. Namun, berdasarkan Undang-Undang Nomor 17 Ta-

hun 2013 tentang Ormas mengatur bahwa pembubaran ormas harus melalui me-

kanisme pengadilan,sehingga pemerintah harus menerbitkan perppu. (nic/kps)


Banjarmasin Blitz RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

@banjarmasinpost

Bpost Online

HALAMAN

17

Kata Mereka Bpost Online

SANGAT minim lapangan sepak bola di Banjarmasin. Upaya Pemko Banjarmasin bangun di tiap kecamatan, meski sudah dilakukan, mandeg tanpa ada kejelasan. Malah ada yang mangkrak.

Maslani Muhammad Aini MUN kaya kuta Banjarmasin nang kadada banyak bisi lapangan sipakbula kasihan jua gasan kakanakan nang babakat bamain sipakbola.Mun ngalih maulahakan lapangan sipakbula, ulahakan nang banyak lapangan futsal atawa sipak takraw ,biar buhannya nang katuju main bula kawa tasalur bakatnya, wan.mudahan jua bisa jadi pamain nasional wan dunia.Semuga. Henry Boy KALO seperti ini jadi nya, kapan mau bersaing pemain lokal di kancah nasional, mungkin pemko Bjm harus berkiblat ke Amerika Latin yang di setiap kampung nya mempunyai lapang bola yang banyak melahirkan bintang internasional.

BANJARMASIN POST GROUP/ISTI ROHAYANTI

MANGKRAK - Pembangunan lapangan sepak bola di Sungai Lulut ini mangkrak karena dananya dialihkan untuk yang lain, Selasa (11/7).

Bahrie Nobon Dulu waktu sekolah di Samarinda? Tiap sekolah SLA aja ada lapangan sepakbolanya.....

Lapangan Bola di Rahayu Mangkrak Perlu Rp 2 Miliar untuk Membangun

ST RY

Banjarmasin Post

BANJARMASIN, BPOST bina IV, Kelurahan Sungai Rencana Pemko Banjarmasin KLIK Lulut, Kecamatan Banjarmaco.id membangun satu lapangan sesin Timur. Berpagar susunan Pelimpahan pak bola di setiap kecamatan, batako di sekeliling, kondisiLapangan Sepak belum terealisasi. Bahkan sanya nampak terbengkalai. Bola Kayutangi lah satu lapangan sepak bola Pantauan di lokasi, Selasa dalam keadaan mangkrak. Ti(11/7), rerumputan tumbuh dak ada kejalasan penyelesaiannya. tinggi dan bahkan hampir memenuhi laItulah lapangan sepak bola yang berlokasi di Jalan Pramuka, Kompleks Rahayu, Pem- z Hal 24 kol 4-7

z Wali Kota Ibnu Sina ingin-

kan tiap kecamatan ada lapangan sepak bola z Bertahap, disiapkan lahan di Kuin, Tanjung Pagar dan Sungai Lulut z Pembangunan mandeg z Dana dialihkan untuk yang lain

Insight

Berpotensi Tingkatkan PAD USAHA Mikro Kecil Menengah (UMKM), tak bisa dipungkiri, mampu bertahan di saat badai krisis ekonomi melanda. Meski tergolong kecil, namun usaha ini mampu bertahan dikarenakan langsung dirasakan dan bersentuhan dengan masyarakat. Tak salah, berbagai pihak, baik perbankan dan organisasi, sekarang banyak melakukan pembinaan serta sangat mensupport UMKM ini. Karena selain membantu usaha ini juga membuka lapangan kerja baru meski tak terlalu banyak. Shinta Laksmi Dewi SE, salah satu perempuan wiraswasta Banua saat berbincang dengan Insight mengungkapkan. mereka memandang UMKM sebagai sektor mikro menengah yang memiliki potensi peningkatan pendapatan asli daerah (PAD). Dan untuk itu sangat perlu untuk diberdayakan dan dikembangkan. “UMKM juga memiliki potensi sebagai sektor mikro yang mengangkat kekayaan kearifan lokal di Kalimantan Selatan pada khususnya. Sehingga, kita bisa mendapatkan beberapa efek domino yang bisa di hasilkan dari sektor ini,” ucap

HIGHLIGHTS

LAPANGAN sepak bola di Jalan Pramuka, Kompleks Rahayu, Pembina VI, Banjarmasin Timur, hingga kini belum tuntas dikerjakan. Padahal adanya lapangan tersebut sangat diperlukan oleh masyarakat. Hal itu diutaran Rio Haryadi, pengamat sepak bola dari Kota Banjarma-

sin. Ia mengingatkan, lapangan sepak bola merupakan fasilitas masyarakat yang sifatnya untuk kepentingan umum. Selain itu, menurutnya, masalah pembuatan lapangan bola tersebut sudah begitu lama. Bahkan hingga empat

Rumput Tinggi Penuhi Lapangan Bola

z Hal 24 kol 6-7

Henny Langsung Tambah Daya z PLN Terjun ke Pusat Perbelanjaan Promosikan Diskon BANJARMASIN, BPOST Pihak PLN Wilayah Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah (PLN Kalselteng) melakukan sosialisasi program “Gemerlap Lebaran 2017” dengan membagikan brosur di Duta Mall, Selasa (11/7). Kerja keras petugas PLN itu terbayarkan. Antusiasme pengunjung pusat perbelanjaan di kawasan Banjarmasin untuk mengetahui program tersebut sangat tinggi. Tak sedikit masyarakat bertanya lebih jauh mengenai promo potongan biaya tam-

bah daya listrik dari PLN ini. Seperti diketahui, PLN memberikan potongan diskon 50 persen bagi masyarakat yang ingin melakukan tambah daya dari 450 VA sampai ke 197 kVA. Bahkan khusus untuk rumah ibadah, PLN bahkan memberikan diskon sebesar 100 persen. Henny, seorang pengunjung, menyampaikan bahwa kegiatan sosialisasi yang dilakukan PLN hari ini memz Hal 24 kol 1-3

FOTO HUMAS PLN KALSELTENG UNTUK BPOST GROUP

BAGIKAN BROSUR - Petugas PLN Wilayah Kalselteng membagikan brosur promosi PLN kepada pengunjung Duta Mall, Selasa (11/7) siang.

Petani Cabai Dapat Bantuan z Dinas Pertanian Akui Serangan Penyakit Terbesar

SHINTA LAKSMI DEWI

z Hal 24 kol 4-7

ISTIMEWA

BANJARBARU, BPOST - Setelah tanaman cabai terkena serangan jamur sehingga merusak panen, Maryono mendapat bantuan dari dari Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan Kota Banjarbaru. Bantuan yang diperoleh petani cabai

Wali Kota Bantu Korban Kebakaran Pemko Banjarmasin. Bahkan Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, langsung ke lokasi untuk melihat kondisi para korban musibah yang terjadi sekira pukul 03.30 Wita, Selasa (11/7). Tak hanya itu, dalam kesempatan tersebut, Wali

PE

Kota juga menyerahkan san- rap para korban musibah tunan kepada para korban ini dapat bersabar. Mudahyang berjumlah sekira 63 mudahan dibalik peristiwa jiwa. Bantuan yang diserahini akan ada hikmahnya,” kan pemimpin kota berjuluk katanya. Seribu Sungai ini terdiri dari Dalam kesempatan terpakaian, perlengkapan ibusebut, Ibnu Sina menghimibu, dapur umum, bahan bau agar masyarakat sepangan dan uang Rp lalu berhati-hati saat 2,5 juta untuk per menggunakan kompor kepala keluarga. dan listrik, sehing“Bantuan yang ga musibah kebakarkami salurkan ini an dapat dihindari. M jangan dilihat dari “Saya mengimbau KO AS M B A NJAR jumlahnya. Bantuan agar masyarakat selaini merupakan bentuk lu waspada, agar peristiperhatian dan kepedulian wa seperti ini tidak terulang Pemko Banjarmasin kepalagi,” imbaunya. da warganya, dan bantuan Dari informasi terhimpun, ini untuk mengurangi beban dalam musibah tersebut separa korban dalam musibah banyak 16 rumah penduini,” ujar Ibnu Sina. duk yang terbakar. Dan seMantan anggota DPRD banyak 63 jiwa kehilangan Kalsel ini pun berharap, ma- tempat tinggal. Tidak terdasyarakat yang terkena mupat korban jiwa, sedangkan sibah kebakaran dapat bertotal kerugian pasti masih sabar dalam menghadapi masih belum dapat diperkisemua cobaan. “Saya harakan. (rmd/*)

HUMAS PEMKO BANJARMASIN

KUNJUNGI LOKASI - Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, dalam rangkaian mengunjungi korban di bekas lokasi kebakaran, Selasa (11/7).

IN

BANJARMASIN, BPOST - Musibah kebakaran yang melanda pemukiman penduduk di kawasan Jalan Bandarmasih, Kompleks DPR, Gang 6 RT 38, Kelurahan Belitung Selatan, Kecamatan Banjarmasin Barat, menjadi perhatian serius jajaran

Sudah Empat Wali Kota

di Landasan Ulin Utara, Jalan Tol Lingkar Utara, Banjarbaru, tersebut adalah fungisida. “Dikasih fungisida sebanyak empat kilogram,” ujarnya, kemarin. Selama ini dirinya hanya memakai obat-obatan alami yang tak mengandung bahan kimia untuk tanaman ca-

bainya. Namun atas saran dari dinas, ia mengatakan akan memakai itu sementara waktu. “Katanya sebentar saja menunggu sampai jamurnya hilang, setelah itu z Hal 24 kol 1-3

Beri Andil dalam Pembangunan BANJARMASIN, BPOST Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, menegaskan, Pemko Banjarmasin tengah menggalakkan program wira usaha baru (WUB). Karena itu, dengan diresmikannya kembali penggunaan gedung baru PT Sarana Kalsel Ventura (SKV), diharapkan dapat memberikan andil besar dalam kegiatan pembangunan. “Banjarmasin mulai melupakan usaha batu bara. Kami ingin membangkitkan wira usaha baru. Saya harapkan dengan hadirnya di PT SKV ini akan menjadikan keuntungan bagi warga Kota Banjarmasin,” ujarnya, saat meresmikan penggunaan gedung PT SKV di Jalan Pramuka No 4, RT 7, Banjarmasin Timur, Selasa (11/7). Sesuai visi dan misi Pemko Banjarmasin, jelasnya lagi, maka target pengembangan wira usaha baru

HUMAS PEMKO BANJARMASIN

RESMIKAN - Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, meresmikan penggunaan gedung PT SKV, Selasa (11/7). hingga lima tahun ke depan sekitar 2.500. “Saat ini wira usaha baru yang sudah berhasil direkrut sekira 625 unit. Setiap tahunnya, kami akan berusaha tetap memenuhi target untuk pengembangan WUB,” ucapnya. Masih menurut Ibnu Sina, kehadiran gedung PT SKV di Kota Banjarmasin membuk-

tikan perkembangan dunia usaha, iklim investasi dan kompetisi di Kota Banjarmasin, khususnya dalam bidang usaha permodalan sangat kondusif dan sehat. “Saya yakin di masa mendatang akan semakin marak dengan kehadiran beragam jenis pembiayaan permodalan ini,” katanya. (rmd/*)


18

banjarmasin life

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

17 Calon Haji Kalteng Mengundurkan Diri Keloter Pertama Masuk Asrama 29 Juli 2017

BANJARMASIN POST GROUP/ISTI ROHAYANTI

ATASI BANJIR - Perbaikan drainase dilakukan Dinas Pekerjaan Umum dan Penata Ruang

(DPUPR) Kota Banjarmasin di ruas Jalan Sultan Adam, Banjarmasin Utara, sebagai upaya mengatasi banjir yang sering melanda kawasan permukiman penduduk, Selasa (11/7).

BANJARBARU, BPOSTTahun lalu, keluarga pengantar jemaah haji tidak boleh masuk areal embarkasi Banjarmasin di Asrama Haji, Landasan Ulin, Banjarbaru. Pertimbangan yang ada saat itu, sedang berlangsung proyek pembangunan gedung. Dikhawatirkan, pengerjaan maupun mereka akan sama-sama terganggu dengan aktivitas pembangunan dan material. Tahun ini, meski pembanguna gedung telah rampung, pengantar tetap dilarag masuk. Pertimbangan yang ada, demi kelancaran proses pemberangkatan ke bandara. Karena itu, Kemenag Kalsel juga melarang pare pengantar masuk area embarkasi yang berada di tepi Jalan A Yani Km 29 itu. “Ya, tahun ini kami mengimbau para pengantar calon jemaah haji cukup melepasnya di daerah masingmasing. Tidak perlu ke embarkasi. Surat sudah kami buat dan kami kirim ke masing-masing kota dan kabupaten untuk tidak diantar

Cetak Lulusan TI yang Kompetitif z FTI Uniska Gelar Yudisium BANJARMASIN, BPOST Yudisium sarjana Fakultas Teknologi Informasi (FTI) Universitas Islam Kalimantan (Uniska) Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin dilangsungkan, Selasa (11/7) pagi. Sebanyak 68 mahasiswa mengikuti acara yudisium yang dilaksanakan di Aula Masjid Raya Sabilal Muhtadin Banjarmasin. Acara tersebut dihadiri Dekan Fakultas Teknologi Informasi (FTI), Dr Silvia Ratna, SKom, MKom. Berlangsung khidmat dan lancar dalam pelaksanaan. Sebagaimana visi FTI Uniska, yakni menjadi fakultas yang unggul dalam menciptakan lulusan yang kompetitif di bidang Tekno-

1207/B18

logi Informasi, berjiwa technopreneur, tangguh dan profesional yang dilandasi nilai-nilai keislaman. Serta, Misi FTI Uniska, di antaranya untuk peningkatan kualitas pendidikan dan pengajaran dalam pengembangan Ipteks di bidang Teknologi Informasi yang dijiwai nilai-nilai keislaman. Diketahui, FTI Uniska terus berkomitmen mencetak Sarjana di bidang Ilmu Komputer yang menguasai teori. Tentu pula, pengembangan software, rekayasa perangkat lunak yang terkait dengan hardware dan pengembangan komputer. Ketua Program Studi Teknik Informatika Uniska, Ir HM Muflih, mengucap bang-

PANITIA YUDISIUM FTI UNISKA UNTUK BPOST GROUP

YUDISIUM

- Mahasiwa FTI Uniska Muhammad Arsyad Al-Banjari Banjarmasin yang mengikuti acara yudisium, Selasa (11/7).

ga dengan terselenggara nya acara yudisium tersebut. “Kami ucapkan selamat kepada para lulusan. Diharapkan nantinya yang lulus bisa memberi sumbangsih nyata di tengah masyarakat, sebagaimana ilmu yang dimiliki,” kata Muflih. Dirinya pun mengharapkan para lulusan FTI Uniska

bisa mencukupi kebutuhan tenaga kerja di bidang TI secara lokal dan bisa bersaing secara global. “Perlu kami informasikan, mahasiswa FTI Uniska berjumlah 3.200 orang. Setahu saya, ini jumlah mahasiswa terbanyak di sebuah Perguruan Tinggi di Kalsel, “ pungkasnya. (ady/*)

keluarga sampai ke asrama haji di Banjarbaru,” kata Noor Fahmi, Kepala Kanwil Kemenag Kalsel, Selasa (11/7). Surat tersebut dianggapnya penting, guna dipatuhi dan dijalankan para keluarga jemaah. Mengingat, ini berkaitan dengan pengorganisasian pada saat pelaksanaan pemberangkatan. Ditambahkannya, persiapan teknis jemaah haji tahun ini, sedang berjalan. Di antaranya, yang pertama adalah pemerintah sudah melaksanakan bimbingan manasik haji kepada calon jemaah yang akan berangkat. Kedua, berkaitan dengan persiapan petugas. “Petugas yang mendampingi jemaah, sudah dilaksanakan pembekalan atau pelatihan tentang pelayanan. Kali ini sudah dikukuhkan Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor, untuk menjalankan sebagai tim penyelengara jemaah haji,” imbuh dia. Menurut Fahmi, keloter I Embarkasi Banjarmasin yang berasal dari Kota Banjarmasin sebanyak 325

ST RY

HIGHLIGHTS

z Total CJH Kalsel 3.831 orang

z Keloter I berasal dari Kota Banjarmasin

z 325 orang, termasuk petugas haji, masuk asrama pada 29 Juli 2017 z Pengantar dilarang masuk lingkungan embarkasi

orang. Itu termasuk petugas haji. Masuk asrama haji pada 29 Juli dan akan diberangkatkan menggunakan maskapai Garuda Indonesia. Jumlah calon jemaah haji (CJH) asal Kalsel tahun ini sebanyak 3.831 orang. Tergabung dalam 12 kelompok terbang (keloter). “Selain itu, kami juga telah menyiapkan sebanyak 190 orang cadangan bagi calon jemaah haji yang mengundurkan diri. Termasuk yang mundur dari Kalteng sebanyak 17 orang, sudah diisi cadangan dari Kalsel,” sebutnya.

Menurut Fahmi, keloter I Embarkasi Banjarmasin yang akan berangkat duluan berasal dari Kota Banjarmasin sebanyak 325 orang. Itu termasuk petugas haji. Masuk asrama pada 29 Juli dan akan diberangkatkan menggunakan Garuda Indonesia. Terpisah, Plt Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalsel, HM Muslim, mengungkapkan, pemeriksaan kesehatan tahap I telah dilakukan terhadap 3.831 jemaah haji asal Kalsel. Sekitar 60 persen termasuk resiko tinggi (resti). “Sebanyak 60 persen itu, ditengarai tekanan darah tinggi (hipertensi). Tapi nanti akan diperiksa lagi dipemeriksaan tahap kedua. Saat itulah data angka ditemui yang berat untuk bisa diberangkatkan,” ujarnya. Sementara itu, Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor, mengharapkan petugas yang tergabung dalam Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Banjarmasin agar memberikan pelayanan terbaik kepada calon jemaah haji (CJH). (lis)

Pajak Kendaraan Lebihi Target BANJARMASIN, BPOST Pendapatan pajak dari pajak kendaraan bermotor dalam rentang waktu triwulan pertama hingga triwulan kedua mengalami kenaikan. Bahkan menurut Kepala Badan keuangan Daerah (Bakuda), Aminudin Latif, tembus dari target. Katanya, itu diketahui dari hasil evaluasi perkembangan pendapatan Pajak Daerah dari tahun anggaran 2014–2017. “Keberhasilan ini berkat kerja sama Sekretariat, Badan dan seluruh Kepala UPPD beserta jajaran. Juga Kasubid dan semua rekan kerja di Bidang Pendapatan Pajak Daerah serta Bidang terkait. Karena, pendapatan dari PKB, PBBKB dan PAP melebihi Anggaran Kas Pendapatan atau AKP sebesar 35 persen sampai de-

ngan triwulan kedua tahun anggaran ini. Semua berkat usaha bersama,” kata dia, Senin (10/7). Diketahui, BBNKB pada triwulan II terkoreksi tidak mencapai AKP, yaitu hanya 32,01 persen. Hal ini disebabkan rendahnya daya beli masyarakat, dimana terdapat konsumsi kedaraan bermotor baru roda empat yang didominasi mobil city car (LCGC) dengan tarif NJKB sebesar Rp 10 juta sampai Rp 15 juta. Sedangkan pendaftaran kendaraan bermotor baru, melambat pada Juni 2017. Dari evaluasi terhadap perkembangan penerimaan pendapatan Pajak Daerah semester I tahun anggaran ini, selanya, diupayakan akan lebih maksimal lagi. Khususnya dalam hal memberikan pelayanan yang

terbaik, konsistensi dan intensif beroperasinya Samsat Corner, Samsat Keliling dan Payment Point Unit Bank Kalsel. Tak ketinggalan, sela dia, menyangkut eksistensi pelaksanaan razia kendaraan bermotor, penyampaian Super-PKB, pemetaan piutang pajak, penatausahaan pendapatan dengan selalu melakukan rekonsiliasi dengan instansi terkait secara tertib dan akuntabel. Meningkatkan kerja sama antarinstansi terkait dengan permko dan pemkab, serta stakeholder melalui kreativitas masing-masing sesuai kondisi/ wilayah kerja setempat. “Sekali lagi kami mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya atas usaha dan kerjasamanya,” tutupnya. (lis)


banjar region banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RABU

12 JULI 2017

likes: BPost Online

19

Kantor Perpustakaan Minim Fasilitas MARABAHAN, BPOST Kantor Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Batola dinilai sangat minim fasilitasnya. Sebuah perpustakaan yang harus memiliki fasilitas seperti laptop, tidak ditemukan di kantor yang baru dibentuk ini. Bahkan, wifi di kantor yang berada di tengah kota Marab-

ahan ini sudah tidak berfungsi. Lebih parah lagi, kata seorang pengunjung, aliran listrik di perpustakaan sering padam. “Kalau melihat ruang, tak layak disebut perpustakaan,”katanya. Ruang baca untuk anakanak hanya berukuran 2

MINIM FASILITAS -

Kantor Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Batola yang minim fasilitas. BANJARMASIN POST GROUP/AM RAMADHANI

meter x 2 meter. Sempitnya ruangan tidak dapat menggunakan LCD. Kepala Bidang Perpustakaan pada Dinas Perpustakaan dan Arsip Batola, Arfah, mengakui kondisi minimnya berbagai fasilitas di kantor perpustakaan yang dikelolanya. Bahkan, kata Arfah, tahun anggaran 2017 ini tidak ada dana untuk pengadaan buku, pada saat berstatus badan disediakan dana pengadaan buku. Karenanya, Arfah berharap adanya perhatian pemerintah dan dewan sehingga fasilitas di kantor dinasnya memadai. (don)

ADVERTORIAL

BANJARMASIN POST GROUP/ABDUL GHANI

TETAP SEMANGAT - Guru mendampingi siswa kelas 4B SDN Jawa 5 Kelurahan Jawa Martapura Kota yang tetap semangat belajar di ruang musala sehari pascakebakaran sekolah. Inset: Tiga pegawai Disdik Kabupaten Banjar melakukan pendataan pasca kebakaran, Selasa (11/7)

ISTIMEWA

SERIUS

- Para kepala desa dan ketua Badan Perwakilan Desa sembilan kecamatan Kabupaten Batola serius mengikuti bimtek peningkatan kapasitas di Balai Besar PMD Malang, Senin (10/7).

Kades dan Ketua BPD Peningkatan Kapasitas z Lima Hari Ikuti Bimtek di PMD Malang KEPALA Desa (kades) dan Ketua Badan Perwakilan Desa (BPD) sembilan kecamatan di Kabupaten Batola mengikuti Bimbingan Teknis (bimtek) peningkatan kapasitas Kades dan Ketua BPD. Bimtek angkatan pertama ini berlangsung dari tanggal 10-14 Juli 2017 di aula diklat Balai Besar Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Malang. Kepala desa dan ketua BPD dari sembilan kecamatan yang mengikuti bimtek yaitu dari Desa Belawang, Anjir Pasar, Bakumpai, Marabahan, Rantau Badauh, Anjir

Muara, Mandastana, Cerbon dan Kuripan. Kepala Dinas PMD Batola, Dahlan, mengatakan bimtek yang difasilitasi PMD Malang merupakan bimtek pertama di Indonesia. “ Ini karena Kabupaten Batola, merupakan satusatunya kabupaten yang menyelesaikan Perda BPD dan Pilkades pertama di Kalsel,”ucap Dahlan. Bupati Batola, H Hasanuddin Murad, dalam kesempatan pembukaan kegiatan bimtek mengharapkan agar bimtek dapat memupuk kebersamaan kepala desa

dan BPD serta menyamakan persepsi dalam pembangunan desa. Selain itu, bupati juga berharap agar kades dan ketua BPD manfaatkan kesempatan bimtek dengan baik untuk meningkatkan kapasitas penyelenggara pemerintahan desa dalam rangka pelayanan masyarakat yang lebih baik lagi karena pembiayaan bimtek dari uang rakyat. Pada kesempatan berada di Malang, Bupati Batola dua periode ini mendapat penghargaan dari Asosiasi Kepala Desa Batola sebagai bapak pembangunan desa. (*)

Habibah Lesehan Belajar di Musala MARTAPURA, BPOST Nur Habibah, siswi kelas 4B SDN Jawa 5 berulang kali meregangkan otot punggung dan pinggangnya karena lama duduk dan menundukkan kepala saat belajar di musala. Habibah mengaku sengaja meregangkan otot untuk menghilangkan rasa pegal karena lama menulis dalam kondisi hanya lesehan, duduk di lantai tanpa meja kursi. “Ya, pegel lama duduk dan menunduk. Kursi dan meja kami ikut terbakar di ruang kelas tadi malam, “ ungkapnya polos. Keluhan serupa juga diungkapkan, Salma. Siswi kelas 4B ini sangat berharap ruang kelasnya pun cepat diperbaiki sehingga tidak lagi harus menempati ruang musala. “Jadi sedih. Pengennya sekolah Salma segera diperbaiki,”ucap Salma. Sedikitnya sebanyak 37 siswa SDN Jawa 5 Kelurahan Jawa Kecamatan Martapura Kota Kabupaten Banjar Kalsel harus mengungsi belajar ke ruangan darurat di musala sekolah, Selasa (11/7) siang. Biasanya, para siswa menempati ruang kelas. Namun Selasa (11/7) kemarin, sehari pascakebakaran sekolah yang terjadi pada Senin (10/7), mereka terpaksa

Kami pun masih menunggu tim penilaian bangunan oleh SKPD terkait guna melihat kondisi plafon di tiga ruangan lantai satu tersebut H Kaspul Anwar Kepala SDN Jawa 5 menempat ruang musala. Ya, musibah kebakaran yang melalap empat ruang kelas SDN Jawa 5 tersebut, memaksa siswa kelas 4A dan 4B harus mengungsi belajar ke ruangan lain

karena kondisi sementara darurat. Siswa mengungsi belajar ke ruang perpustakaan, sedangkan siswa kelas 4B ditampung dalam ruang musala. Kepala SDN Jawa 5, H Kaspul Anwar, menjelaskan ada sebanyak tujuh kelas siswanya terpaksa dipindahkan ke ruangan lain untuk proses belajar mengajar sementara kondisi darurat pascakebakaran. Selain kondisi empat ruang kelas yang ludes terbakar, tiga ruang kelas lainnya dikhawatirkan ambruk karena berada persis di lantai pertama. “Maka dari itu, kami pun masih menunggu tim penilaian bangunan oleh SKPD terkait guna melihat kondisi plafon di tiga ruangan lantai satu tersebut. Pasalnya, pascapemadaman tadi malam, terlihat sisa rembe-

san air keluar di celah langit ruang kelas,”jelasnya. Kaspul juga menyebutkan selain memindahkan para siswanya ke beberapa ruangan lainnya agar bisa melangsungkan proses belajar. Pihaknya juga menerapkan sekolah siang untuk sebagian siswanya. “Untuk siswa kelas 1A dan 1B, sementara ini kami tempatkan di ruang PKG dulu. Siswa kelas 4A dan 4B, juga masing-masing kami pindahkan ke ruang musala dan perpustakaan. Sedangkan sisanya kelas 3A, 3B dan 3C, rencana mereka terpaksa kami kenakan hadir sekolah siang, “ urainya. Sehubung itupula, besar harapan Kaspul sekolahnya tersebut pun ke depan bisa segera mendapatkan perhatian baik pemerintah daerah, provinsi maupun kementrian pusat. (gha)

Upayakan Dana Perbaikan KEPALA Dinas Pendidikan Kabupaten Banjar, H Gusti Ruspan Noor, yang sempat turun meninjau sekolah yang terbakar, menjelaskan pihaknya masih mengupayakan dana perbaikan sekolah pascakebakaran dan menilai besaran dana untuk perbaikan kelas SDN Jawa 5 pascakebakaran. Pihaknya berencana akan berkoordinasi menyurati pemerintah daerah, provinsi hingga Kementerian Pendidikan dan Ke-

budayaan untuk meminta bantuan pembangunan pascamusibah. “Pasalnya, dari kami sendiri (Disdik Kabupaten Banjar, Red) tidak memiliki anggaran darurat terkecuali pemerintah daerah. Makanya, kami berencana akan menyuratinya terlebih dahulu apakah bisa ditempatkan atau tidak (dana bantuannya, Red). Bila masih kurang, kami minta bantuan pemerintah provinsi dan pusat,” pungkasnya. (gha)

Warga Sidomulyo Selatan Tunggu Perbaikan Jalan z Drainase Dikeluhkan Rusak BANJARBARU, BPOST - Sudah puluhan tahun Jalan Sidomulyo Selatan, Kelurahan Landasan Ulin Timur, Kecamatan Landasan Ulin, tak mendapatkan bantuan perbaikan. Lubang-lubang jalan terlihat bertebaran baik ukuran besar maupun kecil. Ketika hujan turun, jalan tergenang dan lubang jalan itupun berubah jadi kubangan. Drainase jalan menjadi sangat penting untuk mengurangi genangan jalan. Mama Icha, warga setempat, mengatakan bangunan drainase yang menggantung di tanah membuat batu drainase langsung ambrol dilintasi truk. “Tanahnya jadi erosi, jadinya

drainasenya menggantung,” ujarnya, Selasa (11/7). Akibat drainase yang ambrol dari selokan menjadi tersumbat dan air meluap ke jalan. Meski begitu air tetap mengalir ke dataran yang lebih rendah dan tidak tergenang. Ketua RT 04, RW 05 Jalan Sidomulyo Selatan Kelurahan Landasan Ulin Timur, Kasmani, mengatakan jalan itu sudah lama diaspal. Bahkan jalan lebih dulu diaspal dari pada drainase yang dibangun 2005 lalu. Rusaknya jalan menurut Kasmani karena usianya yang sudah terlalu lama. Begitu juga dengan drainase yang sudah kekecilan, tidak bisa lagi

menampung air hujan yang masuk dan mengalihkan ke dataran rendah. “Katanya tahun depan mau diperbaiki cuma kami tidak tahu pasti,” ujarnya. Kini saja ungkapnya perbaikan jalan merupakan bantuan dari warga setempat. “Ada itu warga yang kasih batu dan pasir satu ret,” tambahnya. Kasi Pembangunan Jalan Bidang Binamarga Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang. Kota Banjarbaru, Adi Maulana, mengatakan Jalan Sidomulyo Selatan akan diaspal ulang tahun ini. “Akan diperbaiki pada titik-titik tertentu dan pemasangan batu yang rusak,” ujarnya. (rii)

1207/B19


20

tribun activity

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

HALALBIHALAL - Suasana mawarung dan halalbihalal bersama karyawan Banjarmasin Post

Group, Selasa (11/7) sore di aula Lantai V Gedung Djok Mentaya, Jalan AS Musyaffa Nomor 16 Banjarmasin.

Karyawan BPost Group Nikmati Kambing Guling WAJAH Pemimpin Redaksi Banjarmasin Post Group Musyafi’ dan Pimpinan Perusahaan Wahyu Indrianta ceria. Musafi dan Wahyu diberi kejutan hadiah berupa kotak oleh Pemimpin Umum Banjarmasin Post Group HG (P) Rusdi Effendi AR. Itu dilakukan saat mewarung dan halalbihalal bersama karyawati Banjarmasin Post Group, Selasa (11/7) sore, di Aula Lantai V Gedung Djok Mentaya Jalan AS Musyafa Nomor 16 Banjarmasin. Hadir dalam acara ini karyawan Banjarmasin Post Group, Kompas TV, BPost Radio dan Smart FM. “Saya tahu, Pak Musyafi sudah punya alat pembuat kopi. Untuk itu, saya beri Pak Musyafi itu Kopi

Toraja,” kata Rusdi seraya memberikan Kopi Toraya ke Musyafi’. Selanjutnya, Rusdi memandang Wahyu Indrianta yang perlu diberi obat agar tetap fit dalam menjalankan tugas-tugasnya.”Saya berikan obat kuat buat Pak Wahyu,” ucap Rusdi bercanda. Gelak tawa pun muncul dari ratusan karyawan BPost Group yang ikut dalam acara halal bihalal dan mewarung tersebut. Rusdi juga mengucapkan selamat Idulfitri 1413 Hijriah kepada seluruh karyawan Bpost Group. “Saya mohon maaf jika selama memimpin BPost Group ada kesalahan dan ada kata-kata yang kurang berkenan,” ucap Rusdi. Dijelaskan Rusdi, BPost Group sebagai media ter-

besar di Kalsel sebentara lagi akan memasuki ulang tahun ke 46. Nah, diharapkan semua karyawan punya semangat 46 seperti ulang tahun. Untuk ketua HUT ke 46 BPost Group, sambung Rusdi, akan ditunjuk Riadi yang baru saja pulang kampung dari Tribun Manado. “Saudara Riadi saya tunjuk sebagai ketua HUT Banjarmasin Post,” tegas Rusdi. Sore itu, seluruh karyawan BPost Group ceria. Sebab, usai halalbihalal dengan unsur pimpinan BPost, karyawan dipersilahkan menikmati kambing guling, sate dan bakso. Karyawan pun berebutan menikmati menu kambing guling yang telah lama dinantikan.(ogi)

AGENDA z Rabu, 12 Juli 2017, pukul 14.00 Wita, Rapat Koordinasi Camat dan Lurah se Kota Banjarbaru di Aula Gawi Sabarataan, Pemko Banjarbaru z Kamis, 13 Juli 2017, pukul 09.00 Wita, peringatan puncak Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) pukul 09.00 Wita di Gedung Mahligai Pancasila Banjarmasin z Rabu, 12 Juli 2017, pukul 20.00 Wali Kota Banjarbaru, H Nadjmi Adhani membuka MTQ XV Tingkat Kota Banjarbaru di halaman Stadion Mini Gawi Sabarataan, Kecamatan Banjarbaru Selatan. MTQ berlangsung 12-15 Juli 2017. z Kamis, 13 Juli 2017, pukul 11.30 Wita Silaturahmi dan Ramah Tamah sekaligus Halalbihalal Forum Wartawan Pelabuhan di Rumah makan Sari Patin, Kayu Tangi, Banjarmasin.

Bobby Ingin Soto Banjar Terkenal Aston Banua Berkomitmen Angkat Kuliner Lokal ASTON Banua Hotel & Convention Center yang berlokasi di Jalan A Yani Km 11,8, Banjar berkomitrmen mengangkat kuliner lokal Kalsel untuk dipromosikan ke para tamu hotel berbintang empat tersebut. “Jangan sampai Banjarmasin itu punya menu atau masakan khas, namun tidak dikenal di nusantara,” kata General Manager Aston Banua Hotel & Convention Center Banjar, Bobby Siswara, saat bersilaturahmi dengan jajaran Banjarmasin Post, Selasa (11/7) siang. Hadir dalam kunjungan rombongan Aston Banua Hotel ini Pimpinan Umum Banjarmasin Post Group HG (P) Rusdi Efendi AR, Direktur Utama PT Grafika Wangi Kalimantan Wahyu Indrianta dan sejumlah manajer di Bpost Group. Menurut Boby, dia sudah beberapa kali mengunjungi pasar wadai di Banjarmasin. Di sana banyak sekali makanan atau kuliner Banjar yang dijual. Ini menunjukkan Banjamasin itu kaya akan kuliner tradisional.

Jangan sampai keberadaan hotel itu hanya mengambil uangnya saja tanpa ada sumbangsih ke daerah” BOBBY SISWARA General Manager Aston Banua Hotel & Convention Center Banjar

“Aston Banua ingin mengangkat masakan lokal Banjarmasin. Tapi itu semua perlu dukungan dari media besar seperti Banjarmasin Post,” katanya. Dicontohkan Bobby, nasi padang saja bisa dikenal dan diterima di seluruh pelosok nusantara. Seharusnya, Soto Banjar di Banjarmasin atau Kalsel itu juga seperti nasi padang untuk bisa diangkat ke nusantara sehingga semua warga Indonesia menyenanginya. “Kami ingin bersinergi dengan daerah untuk meng-

BANJARMASIN POST GROUP/EDI NUGROHO

SUVENIR - General Manager Aston Banua Hotel & Convention Center, Jl Ayani KM 11,8 Banjar Bobby Siswara, menerima suvenir dari Pimpinan Umum Banjarmasin Post Group HG (P) Rusdi Effendi AR, Selasa (11/7) siang.

angkat kuliner lokal untuk dikenal di nusantara. Jangan sampai keberadaan hotel itu hanya mengambil uangnya saja tanpa ada sumbangsih ke daerah,” tegas Bobby. Bobby sendiri sudah tiga bulan ini memimpin Aston Banua Hotel & Convention Center. Diharapkan, Aston akan lahir kembali dengan suasana, tata kerja dan pelayanan dengan lebih ramah dan prima. “Kami mengajak

media besar seperti Banjarmasin Post untuk bersinergi mengangkat kuliner lokal agar dikenal nusantara. Ini merupakan sumbangsih saya pribadi dan organisasi,” harap Bobby. Rusdi menyatakan, siapa pun yang memimpin Aston diharapkan tetap menjalin komunikasi dengan media. “Saya dukung upaya Aston Banua untuk mengangkat budaya lokal khususnya kuliner daerah,” tegasnya. (ogi)

Baznas Kalsel Bantu Rumah Tah z BADAN Amil Zakat Nasional (Baznas) Provinsi Kalsel menyerahkan bantuan berupa infak untuk pembangunan Rumah Tahfiz Quran Dar Al Mansyur, Selasa (11/7). Penyerahan Infak Baznas Kalsel untuk pembangunan rumah tahfiz di Jalan Antasan Raden, Teluk Tiram, Banjarmasin itu berlangsung di Kantor BPost Group. Penyerahan dilakukan langsung oleh Ketua Baznas Kalsel, HG (P) Rusdi Effendi AR, dan diterima Ketua Rumah Tahfiz Quran Dar Al Masyur HM Imansyah. Rusdi mendoakan, semakin banyak lagi donatur yang membantu mempercepat pembangunan rumah tahfiz ini. “Makin cepat pem-

1207/B20

bangunan makin bagus. Sehingga pembelajaran dapat berjalan lancar,” ucap Rusdi. Sementara, Imansyah menyatakan terima kasih atas bantuan itu. Dia berharap, bantuan itu memberi bermanfaat di dunia dan akhirat bagi para donatur dan rumah tahfiz yang dipimpinnya itu.“Rumah tahfiz ini insya Allah dapat menciptakan generasi Qurani yang menjadi kebanggaan bangsa dan negara,” ujarnya. Bantuan ini bisa mempercepat pembangunan rumah tahfiz yang pogresnya sudah 30 persen. Dia juga mengajak para dermawan menyalurkan bantuan melalui rekening Bank Kalsel 001.03.01.07631.8. (dea)

BANJARMASINPOSTGROUP/SALMAH

SERAHKAN INFAK

- Ketua Baznas Kalsel, HG (P) Rusdi Effendi saat menyerahkan bantuan untuk pembangunan Rumah Tahfiz Quran Dar Al Mansyur di kantor BPost Group. Selasa (11/7).


RABU MINGGU

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

19 FEBRUARI 12 JULI 2017 2017

21

1207/B21


RATU Inggris, Elizabeth I, menggunakan campuran timbal dan cuka yang dikenal sebagai bedak Venetian atau ruh Saturnus untuk menyembunyikan follow us: @banjarmasinpost likes: BPost Online luka bekas cacarnya.

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

RUH SATURNUS Sumber: Becky Little/nationalgeographic.com banjarmasinpost.co.id

!

@banjarmasinpost armasinpost

Bpost Online

22 RABU

12 JULI 2017

Make Wajib Bawa Up di Dalam Tas

@Yuppies_Bpost

Tips Pemakaian yang benar

Bersihkan Wajah Terlebih Dulu RIASAN melekat sempurna, sebaiknya a bersihkan wajah terlebih dahulu. Anda dapat mencuci muka dengan sabun wajah hingga bersih. Lalu mengeringkannya dengan handuk kering. n kotoran dan minyak Gunakan cleanser untuk membersihkan ap minyak sebelum di wajah. Atau, gunakan kertas penyerap ah terasa segar, sebemengaplikasikan cleanser. Supaya wajah lum dirias, jangan lupa mengusapkan face toner.

MUNGKIN m merasa tidak nyaman jika tid tidak menggunakan riasan atau m make up wajah. Paling tidak, sedikit pole polesan bedak dan lipstik sudah cukup untuk tampilan sederhana. Yups, itu sebagian para cewek yang sudah terbiasa berdandan setiap kali keluar rumah atau selesai mandi. le Tidak sedikit yang tak bisa lepas dari perlengkapan wajah yang dianggap mempercantik itu. Mulai dari bedak, lipstik, da lainnya. Minimal yang bakal maskara, eyeliner, blossom dan merubah penampilan tanpa make up dan menggunakan make up. Hal wajib pastinya, ketika perempuan menggunakan alat riasnya. Memakai alas b bedak atau pelembab. Memfungsikannya agar riasan riasa bertahan lebih lama. Sebagai pengguna make up, se setiap hari mereka akan memakan waktu untuk memoleskan riasan d di wajah. Setiap hari pula wajahnya menjadi kanpas empat dimensi se sebagai tempat tangan berkreatifitas. Belanja alat rias, ada yang m menghabiskan ratusan ribu rupiah. Bahkan jutaan rupiah. T Tenmtunya, pembelian tidak setiap hari. Jika setiap hari, te terbayang berapa banyak uang yang dikeluarkan. Apalag Apalagi lipstik, tidak cukup satu. Tak lepas pula kemana pun pergi pergi, perlengkapan dan peralatan make up jadi bawaan wajib di dalam tas. Kalau lupa bawa, ya mentok-mentok terpaksa minta make upnya te teman. Terutama bedak dan lipstik. Tapi, tidak semua wanita m menyukai alat penunjang kecantikan ini. Ada juga yang ti tidak suka karena dianggap riwaktu. Bahkan termasuk diangbet dan buang-buang waktu gap mahal. Apalagi yang ber-merk dan original. So, bagimana cewek mud muda sobat Yuppies yang cantik? Suka make up? Baga Bagaimana para cowok, suka lihat cewek pakai make up? Atau sebaliknya? Yang biasa dandan p pun pasti sudah tahu bagimana tidak k pede nya. (ell) pede-nya.

Pakai Foundation Secara Merata FOUNDATION atau alas bedak harus dipakai lebih awal sebepapun jenis foundation lum menggunakan kosmetik lainnya. Apapun n secara merata sebeyang Anda gunakan, segera aplikasikan oncealer. lum Anda menggunakan bedak atau concealer. rna kulit Anda. Pilih foundation yang cocok dengan warna Usapkan ke seluruh wajah dan leher. Usapkan tipis-tipis saja.

Concealer untuk Menutupi pi Ketidaksempurnaan SETELAH menggunakan foundation di seluruh bagian pi ketidaksempurwajah, kini tiba saatnya untuk menutupi naan pada wajah. Lalu, gunakan concealer ealer untuk menutupi ketidaksempurnaan di beberapa bagian agian wajah. Hindari menggunakan concealer sebelum foundation. Sebab, na foundation. concealer akan terhapus apabila terkena

Bedak Senada dengan Warna arna Kulit GUNAKAN sspon khusus untuk meratakan akan bedak. Hindari tipis saja agar Anda tipenggunaan jari. Gunakan bedak tipis-tipis aplikasikan bedak ke sedak terlalu terlihat putih. Selain mengaplikasikan luruh bagian wajah, aplikasikan bedak tersebut di bagian leher rata. agar warna kulit Anda lebih terlihat merata.

Gambar Alis dari Luar ke Dalam SEBAGIAN besar perempuan cenderung ng memiliki kebiasaan adahal cara yang benar menggambar alis dari dalam ke luar. Padahal lam. Pasalnya, alis meadalah memulainya dari luar lalu ke dalam. merlukan definisi yang tegas di bagian ujungnya, jadi alangkah lebih baik jika Anda menggambar alis dari luar ke dalam.

Kombinasi Warna Eye Shadow adow SUPAYA kelopak mata tampak lebih segar, egar, kombinasikan elopak mata. Misalnya, dua warna eyes shadow pada kedua kelopak kombinasikan eye shadow warna biru tua dengan hijau muda. Tips saat menggunakannya adalah selalu alu gunakan kuas atau nggunakan jari tangan. spons khusus eye shadow. Bukan menggunakan Jika ingin warna yang netral, gunakan eye shadow cokelat, hitu, padukan warna eye tam, putih, atau abu-abu. Di samping itu, tau lipstik Anda. shadow Anda dengan warna pakaian atau

Tambahkan Eyeliner pada Kelopak Mata EYELINER akan mempertegas bentuk mata Anda. Selain itu, mula, bisa menggunamempertajam riasan wajah. Untuk pemula, kan eyeliner pensil. Jika sudah cukup mahir, gunakan eyeliner cair.Mulailah menggunakan eyeliner er dari ujung kelopak u tarik perlahan hingmata bagian dalam (dekat hidung), lalu ga di ujung kelopak mata bagian luar. Bila Anda ingin memaarik ujung garis eyeliner kai eyeliner ala Korea, Anda bisa menarik ah mata, gunakanlah di bagian luar sedikit.Pada bagian bawah aris pada bagian bawah eyeliner pensil. Caranya adalah tarik garis mata secukupnya. PILIH bulu mata yang tidak terlalu panjang dan lebat, bila merias wajah dengan natural. Potong ujung bulu agar tidak menusuk ke mata. Oleskan lem bulu mata di bulu mata palsu. Bukan di kelopak mata. Rekatkan bulu tersebut dan diamkan satu menit.Jika percaya diri dengan bulu mata asli, hanya perlu menjepit bulu mata asli agar lebih lentik dan mengapliksian mascara.

Pertegas Tulang Pipi dengan Blush On BLUSH on tidak hanya diciptakan untuk mewarnai pipi, tapi juga untuk mempertegas tulang pipi. Untuk wajah oval, usapkan blush on di bagian tulang pipi yang tertinggi. Sedangkan pemilik wajah bulat bisa mengaplikasikannya dari tulang pipi bagian bawah ke atas. Untuk tampilan ang natural, gunakan blush on berwarna pink, oranye dan merah bata.

Warnai Bibir dengan Lipstik TERAKHIR, warnai bibir dengan lipstik. Ada berbagai jenis. Sedikit saran, apabila menginginkan lipstik yang lebih lama dan tidak mudah luntur selama berjam-jam, pilih lipstik jenis matte. Sumber: google.co.id/amp/s/bacaterus.com/cara-memakai-make-yang-benar/amp

1207/B22

Lebih Pede

Terlihat Segar

NOOR MENTARI SMA Muhammadiyah kelas XII

NOOR BULAN SMK 5 Banjarmasin

AKU tipe cewek yang sukaa dandan. dandan ApaApa apa, dandan. Bahkan berangkat sekolah juga dandan. Apalagi kalau jalan. Wah, harus tampil maksimal. Touch up sepenuhnya gitu deh dan harus setiap saat. Apalagi kalau soal cermin, gak bisa pisah. Kemana-mana, selalu dibawa. Di dalam tas, selalu ada cermin, bedak, sama lipstik. Itu jadi bawaan wajib, termasuk ke sekolah. Memang sih, bisa saja tampil tanpa make up. Tapi, lebih nyaman kalau menggunakan make up, kalau dandan. Lebih pede dibanding tidak dandan. (ell)

KALAU aku, tipe cewek yang tidak terlalu suka dandan. Perlu dandan saat lagi mau jalan saja atau ada acara tertentu. Kalau lagi kerte ja, juga dandan tuh. Wajib. Walaupun aku tidak terlaW lu suka dandan, tapi tampil tanpa make up sama sekali, tetap terasa kurang pede-lah. Setidaknya kalau aku mau keluaar, ya harus pakai maskara dan lipstik. Biar kelihatan lebih segar, tapi tetap terlihat nase tural. tural hehe. hehe (ell)

Jangan Berlebihan ALDI PRATAPA PUTRA A STM Indonesia Banjarmasin STMIK

MENURUT aku sih, dandan bukanlah keMENURU butuhan. Soalnya, tidak semua cewek suka dandan. Demi menunjang penampilan, rata-rata cewek pasti dandan kesan menarik dan bisa terlihat baik di mata siapa aja. Tapi ada juga cewek yang tidak terlalu suka dandan, tapi bawaannya memang cakep alami. Memang sih, niatnya dandan buat apa. Kan ada alasannya. Kalau cuma mau dilihat cantik oleh cowok, itu pilihan dia dan tidak masalah. Tapi kalau aku nih, tidak terlalu suka juga kalau dandannya cewek itu berlebihan. Aku dan mungkin banyak juga cowok lainnya, suka melihat cewek yang lebih ke natural. Tidak perlu berlebihan. haha.(ell)

FOTO-FOTO DARI NOOR MENTARI UNTUK BANJARMASIN POST GROUP

Bulu Mata dan Mascara


Health&Beauty

18

banjarmasin life

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

@banjarmasinpost

23

likes: BPost Online

RABU

12 JULI 2017

Bpost Online

Segarkan Kulit Wajah dengan Facial

WAJAH merupakan bagian penting dari tubuh yang harus diperhatikan kesehatannya. Kulit wajah akan berubah-ubah bergantung pada kondisi pemiliknya.

M

isalnya, jika sedang stres, biasanya wajah akan tampak kusam. Sebaliknya, jika kondisi kejiwaan tenang, kulit wajah akan cerah, bersih dan terawat. Para perempuan biasanya merawat wajah dengan cara sederhana seperti membersihkan wajah dan beristirahat cukup. Namun tak sedikit pula yang gemar melakukan perawatan wajah ke salon seperti facial. Saat menjalani facial, wajah akan dibersihkan secara menye-

Saya biasanya melakukan perawatan wajah sendiri di rumah. Sederhana saja, sebatas mencuci wajah pakai sabun wajah dan air bersih RISA Warga Banjarmasin

luruh. Komedo dan jerawat akan turut dibersihkan juga. Kemudian, kulit wajah diberi krim lulur dan serum untuk menyegarkannya. Jenis facial ada beberapa macam. Di antaranya ada yang untuk memutihkan kulit wajah, ada juga yang tak hanya memutihkan namun juga mengencangkan kulit yang kendur atau berkeriput sehingga bisa tampil lebih fresh. Risa, warga Banjarmasin, mengaku pernah sekali melakukan facial. Ia mengaku saat itu harus menjalani facial, karena wajahnya ditumbuhi banyak komedo. Hal itu ia rasakan sangat mengganggu penampilannya. Ia mengaku jarang berjerawat, namun komedonya yang banyak. Hal itu mungkin dikarenakan kulit wajahnya sering

terkena debu. “Saya biasanya melakukan perawatan wajah sendiri di rumah. Sederhana saja, sebatas mencuci wajah pakai sabun wajah dan air bersih,” ucapnya, kemarin. Namun, lanjut Risa, kadang dirinya mengolesi wajahnya pakai masker buah agar lebih halus dan segar seusai beraktivitas seharian. Ia senang melakukan cara ini karena mudah dan praktis. “Hasilnya pun lumayan,” ungkap warga Jalan Veteran, Banjarmasin ini. Sekali facial, dia merasa kulitnya menjadi lebih bersih dan mulus. “Rasanya enak banget saat di-facial, sekitar 1,5 jam wajah saya dipijat, dibersihkan komedo saya, lalu diluluri, kemudian diberidi setrum lalu disetrum untuk meresapkan serumnya,” ujarnya. Lain lagi dengan Mina yang senang merawat kebersihan wajahnya. Kulitnya sensitif sehingga sering ditumbuhi komedo di hidung. Jika ada waktu, dia akan facial di salon kecantikan. Jika tidak, akan dilakukannya di rumah saja. “Lebih sering di rumah. Di salon dua bulan sekali,” ujarnya. Komedo di hidungnya dirasanya sangat mengganggu, membuat wajahnya kurang sedang dipandang. “Dan pastinya rasanya tidak nyaman sehingga harus dibersihkan,” katanya. Perawatan di rumah, biasanya dia membersihkan wajahnya dengan susu pembersih dan penyegar. Kemudian, dia juga menempelkan irisan mentimun ke wajahnya, didiamkan selama 20 menit. “Rasanya kulit menjadi segar,” sebutnya. (ath)

LIME AND LOTUS

Dr VINNA Ahli Kecantikan

Sesuaikan dengan Jenis Kulit FACIAL memang memiliki banyak manfaat. Di antaranya adalah membersihkan dan menyegarkan wajah, menghilangkan komedo, mencegah timbulnya jerawat, membuang selsel kulit mati. Juga untuk mencegah kulit menjadi berminyak, melembutkan kulit wajah, memberi nutrisi pada kulit, menenangkan kulit wajah. Selain itu juga untuk meng-

hilangkan kulut mati, melancarkan peredaran darah, mengencangkan, mengurangi keriput dan mencerahkan wajah. Pergantian kulit mati manusia adalah tiap 28 hari sehingga facial baik dilakukan sebulan sekali. “Bahan atau krim yang dipakai dapat disesuaikan ISTIMEWA dengan jenis kulit masing-masing,” jelas dokter spesialis kulit RS Ansari Saleh Banjarmasin, dr Vinna Dwiana SpK. (ath)

Perhatian dengan Penampilan KALAU saya sih nggak pernah facial, namun senang saja melihat wajah orang lain yang mulus dan dirawat. Berarti dia sangat memperhatikan penampilan dan kebersihan wajahnya. (ath)

ISTIMEWA

SUGIATI LALANG Karyawati swasta

INFO BISNIS

Rutin Lebih Bagus BAGI kaum hawa facial memang tak asing bagi perempuan, tapi saya cuma pernah sekali saja melakukannya. Bagus sih, wajah jadi segar. Bagusnya dirutinkan saja. (ath)

BPOST GROUP/YAYU FATHILAL

HAFIZAH Mahasiswi

Segarkan Kulit Kusam SAYA pernah sekali saja facial. Rasanya enak dan wajah saya yang kusam karena kelelahan menjadi segar. Menjaga kuBPOST GROUP/YAYU FATHILAL lit wajah agar selalu sehat memang penNUR FARDINA ting. (ath) Mahasiswi

NOVA GRID.ID

1207/B23


24

futsal mania RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Fernando BSM Tak Mau Gagal Lebih Awal PERSIAPAN serius dilakukan tim futsal Fernando BSM Kabupaten Banjar pada Kejuaraan Futsal Maharani Cup 2017 yang bakal dilaksanakan di Lapangan Futsal Fernando, awal Agustus ini. Untuk mencapai target masuk babak final pada kejuaraan futsal bergengsi tahunan yang mengundang pemain futsal luar Kalsel tersebut, Fernando BSM giat menggelar uji coba. Terkini tim futsal besutan Martinus tersebut menggelar uji coba melawan Eaga FC Banjarmasin. “Target kami ke final,”

kata Martinus, pelatih Fernando BSM FC, ketika membawa timnya melakukan uji coba melawan Eaga FC Banjarmasin, kemarin. Martinus mengatakan, uji coba yang dilakukan timnya tersebut untuk melihat sejauhmana mental sekaligus untuk melihat penyerapan latihan skuat pemainnya dalam menerima program latihaan yang telah diberikan. “Saat ini, latihaan anakanak terpisah. Karena ada beberapa pemain kami yang latihan ikut tim Porprov Kab Banjar,” ujar Martinus. Disinggung bakal lawan yang akan menahan laju

z Sambungan Hal 17

buatnya tertarik untuk segera melakukan pendaftaran tambah daya. Aoalagi menurutnya PLN akan mengerjakan proses tambah daya 24 jam setelah pelanggan melakukan pembayaran. “Pembagian brosur ini cukup informatif, kebetulan listrik dirumah juga sering jatuh saat menyalakan beberapa peralatan listrik secara bersamaan. Saya akan segera mendaftar untuk naik daya,” ujar Henny. Menurut Supervisor Hu-

MUHAMMAD RIFKI KESUMA PUTRA

mas, Kemitraan dan Bina Lingkungan, Bayu Aswenda, kegiatan yang dilakukan hari ini merupakan salah satu upaya PLN untuk menginformasikan program Gemerlap Lebaran 2017. Harapannya melalui penyebaran brosur di tempat perbelanjaan ini, banyak masyarakat yang tahu dan berminat untuk melakukan tambah daya listrik. “Kesempatan mendapatkan diskon ini terbatas, hanya sampai 31 Juli 2017, sehingga kami harap masyarakat dapat segera melakukan permohonan tambah daya,” katanya. Lebih lanjut Bayu mengamini bahwa proses penger-

MUHAMMAD Rifki Kesuma Putra antusias mengikuti latihan intensif yang digelar tim futsal Banjarmasin menyongsong Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Kalimantan Selatan (Kalsel) 2017 di Tabalong, Oktober 2017. Berkat kepiawaiannya di bawah mistar gawang, atlet yang akrab disapa Rifqi ini bergabung menjadi bagian skuat futsal Banjarmasin untuk diproyeksikan ke Porprov Kalsel 2017. Siswa SMAN 2 Banjarmasin ini menuturkan, dia terus menyiapkan diri demi mendapat posisi utama sebagai penjaga gawang tim futsal Banjarmasin. Namun, hal tersebut diakuinya bukan menjadi suatu beban, bahkan membuat-

jaan 24 jam setelah pelanggan melakukan pembayaran. Namun perlu diketahui bahwa apabila jaringan PLN memerlukan uprating trafo, memerlukan pembangunan gardu baru dan atau memerlukan perubahan fasa, maka proses penambahan daya membutuhkan waktu lebih dari satu hari, tergantung dengan ketersediaan infrastruktur kelistrikan PLN. “Tunggu apalagi, segera hubungi Contact Center PLN 123 atau datang langsung ke loket PLN terdekat untuk melakukan pendaftaran. Jangan lupa untuk menyiapkan identitas diri (KTP) dan identitas pelanggan (ID Pelanggan),” pungkas dia. (*/ofy)

Petani Cabai Dapat Bantuan z Sambungan Hal 17

pakai pestisida alami lagi,” ujarnya, seraya masih terus menunggu biji cabai lain matang dengan baik. Berbeda dengan Mama Iju yang tanaman cabainya baru saja terserang jamur, membiarkannya saja. “Nanti busuk dan rontok sendiri. Cabai yang matang saja yang saya petik,” ujarnya. Ia mengaku hanya bisa berharap agar jamur tak menular banyak ke biji cabai lainnya. “Sebagian saya petik yang rusak. Tapi kalau dipetik semua yang rusak, sulit kalau tidak bayar orang,” ujarnya. Begitu juga dengan Ngaspan, petani cabai di Gang Sidomulyo, Jalan Sukamara. Katanya, masih menunggu cabai yang terserang jamur rontok sendiri. Sedangkan Ngaspan memilih untuk memetik cabai yang bagus dan menyisakan cabai berjamur di pohon cabai. “Tunggu sampai yang rusak jatuh, baru tumbuh lagi buah baru,” ujarnya. Sementara itu, petugas Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan Kota Banjarbaru langsung mengunjungi para petani di Kecamatan Landasan Ulin dan Lianganggang. Diung-

ARAHAN PELATIH - Skuat Fernando BSM FC saat mendengarkan arahan pelatih dalam satu

laga uji coba, kemarin.

Tim Banjarmasin j Kian Fokus Tatap Porprov 2017

ISTIMEWA

Henny Langsung Tambah Daya

ISTIMEWA

Rifqi Tambah Jam Latihan

Vic Terkenang Malaysia PELATIH Timnas Futsal Indonesia, Vic Hermans ngotot jika skuatnya harus lakukan persiapan yang ng tabaik jika ingin berlaga di SEA Games 2017. Permintaan Vic ini ternyata berdasarkan pengalamannya saat aat menangani Timnas Futsal Malaysia di Piala Funia nia Futsal 1996. us Datang dengan persiapan minim, Malaysia harus menelan tiga kali kekalahan meski selalu unggul diawal pertandingan. “Saya memiliki pengalaman bererala sama Timnas Futsal Malaysia saat berlaga di Piala Dunia Futsal 1996 di Spanyol jika Anda memerlukan an waktu untuk persiapan,” ungkapnya. “Kami hanya dua minggu persiapan untuk berlaga ga di babak penyisihan grup. Kami selalu unggul, tapi api akhirnya selalu kalah diakhir pertandingan karena na faktor kebugaran,” tambahnya. Vic Hermans menegaskan, 17 Juli adalah batas as ahir jika ingin mempersiapkan Timnas Futsal berrlaga di SEA Games 2017. Timnas Futsal rencananya ya akan memulai seleksi dan latihan pada 4 Juli kemaarin. Tapi, karena satu dan lain hal terpaksa ditunda da hingga kini. Vic pun menyatakan jika Timnas Futsal al lebih baik tidak berangkat ke SEA Games 2017 jika a minim persiapan. “Jika tidak dimulai, lebih baik fokus ke Asian In-door dan AFF di Vietnam. Kita juga tidak boleh me-mulainya dengan telat,” pungkasnya. (blc)

timnya menuju final, Martinus mengatakan, semua lawan berat karena pada pertandingan tersebut menggunakan kompetisi sistem gugur. “Pastinya kami tidak ingin gugur lebih awal,” katanya. Melihat hasil uji coba, kekalahaan timnya melawan Eaga FC dengan skor 7-3, Martinus mengakui, skuatnya mendapatkan pelajaran berharga. “Sebagian anakanak masih ada yang gugup, kurang tenang dalam penyelesaian akhir. Kami banyak peluang tetapi tidak bisa berbuah gol,” kata Martinus. (buy)

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

RUSAK - Cabai yang rusak akibat serangan jamur, Selasa (11/7). kapkan Kasi Holtikultura dan Perkebunan, Mujiatun, pihaknya sudah membagikan fungisida sebanyak empat kilogram kepada petani cabai. “Sudah kami bagikan kepada para petani yang kami datangi. Selebihnya yang merasa tanaman cabainya terserah jamur antracnose, agar melapor atau bisa melalui kelompok tani. Kami akan inventarisasi jumlahnya,” jelasnya. Ia memastikan setiap petani yang melapor akan mendapatkan bantuan dari dinas. “Setiap ada keluhan dari para petani selalu kami tindaklanjuti,” ujarnya. Memang, ungkapnya, cabai yang terserang antracnose baru kali ini yang memakan banyak buah cabai petani. Sebelumnya, antracnose hanya ditemukan sedi-

kit. Tapi yang ini, termasuk serangan penyakit terbesar yang dialami petani cabai. “Ini memang serangan yang besar. Sebelum-sebelumnya tidak ada seperi ini. Walaupun sebenarnya, jamur antracnose sudah sangat sering menyerang tanaman petani,” jelasnya. Ditambahkan Petugas Organisme dan Pengganggu Tanaman Kecamatan Lianganggang dan Kecamatan Landasan Ulin, Bahriman, petani cabai akan diberikan fungisida dengan bahan kimia untuk mengurangi penyebaran jamur. “Sebenarnya, direkomendasikan kepada petani untuk memakai obat-obatan alami. Namun sementara ini karena kerusakannya besar, jadi harus ditindaklanjuti dengan obat kimia,” pungkasnya. (rii)

nya semakin termotivasi giat berlatih. “Semua saya percayakan kepada pelatih. Penilaian pelatihlah yang lebih mengetahui pemain mana yang layak diturunkan di Porprov nanti,” ujarnya. Ditambahkannya, yang dilakukan saat ini yakni fokus saat mengikuti program latihan intensif. “Selain itu, saya juga menambah porsi latihan sendiri saat waktu luang di luar tim, agar dapat bersaing di tim, karena persaingan cukup ketat,” ungkapnya. Sebelum berkiprah di Porprov Tabalong nanti, atlet kelahiran 23 Agustus 2000 ini bersama tim futsal SMAN 2 (Smada) Banjarmasin telah mengoleksi berbagai gelar juara. Rifqi memulai bermain futsal ketika masih duduk di bangku SMP. “Saat masih ke-

Berpotensi Tingkatkan PAD z Sambungan Hal 17

perempuan yang juga sebagai Ketua DPD Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) Kalimantan Selatan ini . Selain itu, pengembangan produk UMKM. juga promosi bagi wisaya dan budaya asli daerah yang mewarnai variasi produk-produk UMKM. Lebih jauh, Shinta Dewi, me-

Lapangan Bola di Rahayu... z Sambungan Hal 17

pangan tersebut. Berbagai macam tumbuhan lainnya, juga mengisi lahan. Pohon pisang pun juga tertancap kokoh di tanah yang rencananya akan dijadikan lapangan sepaka bola itu. Ada pula bebatuan, berserakan di pintu masuk menuju ke dalam lapangan. Bisa dikatakan, lahan tersebut belum tersentuh cukup lama. Hal itu terlihat dari seberapa tinggi rumput yang ada pada lapangan sepak bola tersebut. Bahkan saking belum terlihat tempat tersebut ingin dijadikan lapangan sepak bola, sebagian warga malah tidak mengetahui. Mereka hanya tahu ada lahan kosong di daerah tempat tinggal mereka. “Di belakang sini memang ada lahan kosong, tapi saya tidak tahu untuk apa. Mungkin memang itu yang kata orang ingin dijadikan lapangan sepak bola,” ceplos Yudi Saputra, warga Pembina IV RT 8, Banjarmasin. Ia juga mengatakan kalau tempat itu sudah lama ada. Namun tidak dijadikan apaapa. Apalagi lapangan sepak bola. Hanya ada tumbuhan yang terus meninggi dan memenuhi tempat tersebut. “Iya, memang ada lapangan sepak bola di kawasan sini. Tapi hingga saat ini tidak ada pengerjaan apapun. Tidak ada perkembangan lanjutan pembuatan lapangannya,” timpal Hari, warga

las 1 SMP, karena memang hobi dari kecil, jadi saya lanjutkan hobi dengan ikut ekskul futsal,” kenangnya. Sangat banyak trofi kemenangan yang dipersembahkan Rifqi bagi sekolah selama membela tim Smada. Di antaranya Juara I IAIN Antasari, Juara II Enviro Cup, Juara III Himatika Cup, Juara II Smada Futsal Competition, Juara II SMKN 4 Futsal Competition, Juara III Smasix Futsal Competition, Juara III Kejurprov,Juara III Perindo Kalsel. Pada 2017 ini, Rifqi pun mantap menyongsong Porprov. Diakuinya, secara pribadi masih banyak kekurangan yang harus diperbaiki. Sebelumnya, Pelatih tim futsal Banjarmasin, Edy Susanto mengatakan, program latihan secara intensif dimulai pada

ST

RY

HIGHLIGHTS

z M Rifqi Kesuma Putra

siap menjadi kiper andalan tim futsal Banjarmasin z Bermodal banyak prestasi di tim Smada, Rifqi siap tampil optimal z Tim futsal Banjarmasin mulai intensif gelar latihan bulan ini yakni empat kali dalam sepekan. Maklum, sebelumnya, latihan hanya digelar satu kali dalam sepekan. Setelah Lebaran, tahap awal latihan difokuskan pada pembenahan fisik. Kini, mereka latihan tiap Selasa sore, Kamis pagi dan sore, serta Sabtu sore. Tempat latihan dilaksanakan di Borneo indoor futsal, Banjarmasin.(naa)

ngatakan, pihaknya mengapresiasi pemerintah daerah melalui SKPD-SKPD terkait. Termasuk, beberapa BUMN dan instansi swasta lainnya yang telah berperan aktif dalam pengembangan UMKM melalui fasilitas pembinaan maupun pemberian modal kerja. Dalam era perdagangan bebas, harus bisa memastikan bahwa pasar domestik harus didominasi pengusaha lokal. Maka untuk itu, perlu ditingkatan kualitas produk dan harga pasarnya untuk

bisa bersaing dengan kompetitor lainnya. Ibu dua anak ini juga berharap perlu diupayakan semangat dari semua stakeholder untuk memperkuat UMKM ini sehingga mampu untuk bersaing dalam merebut pangsa pasar yang ada. “Kami perlu menggelorakan semangat cinta Indonesia melalui gerakan Cinta Produk Buatan Indonesia. Dengan demikian, membantu mendongkrak penjualan produk-produk lokal khusus-

nya UMKM,” ucap ibu dari Adhi Dharma Prasetyo dan Satutya Wicaksono ini. Selain itu perlu dilakukan pemetaan spesialisasi produk UMKM. Dengan strategi ini diharapkan pemerintah sebagai pembina UMKM akan mudah dan fokus dlm pengembangan UMKM secara sektoral menuju UMKM yang professional dan berdaya saing tinggi yang bisa meningkat dari memiliki pasar lokal menjadi domestik nasional bahkan Internasional. (dwi)

Pembina IV lainnya. Ia meanggap lapangan sepak bola tersebut dibiarkan dan tidak dijaga. Selain itu, pembuatan pun dihentikan entah karena masalah apa. “Kemungkinan dananya tidak cukup,” duga Hari kemudian. Nantinya, jika lapangan sepak bola tersebut sudah jadi, dia pun ingin memanfaatkan. Memudahkan pula untuk latihan lari. Apalagi setiap sore, rutin lari di kawasan kompleks tempat tinggalnya. “Adanya lapangan sepak bola nanti, bisa membuat masyarakat ramai melakukan aktvitas olah raga,” harap menurut Hari lagi. Kondisi tak berbeda di lapangan sepak bola di Jalan Gerilya, Kelurahan Tanjung Pagar, Kecamatan Banjarmasin Selatan. Tidak tuntas, rencana ada tribun sampai kini tak terlihat. Tetapi, masyarakat memfaatkannya meski hanya tanah. Mengingat, mereka minim tempat beraktivitas. Sementara itu, terkait perkembangan lapangan hijau tersebut, Kepala Seksi Pembibitan, Iptek dan Tenaga Keolahragaan Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Banjarmasin, Misranudin, mengatakan dana untuk lapangan sepak bola di Banjarmasin Timur sudah dianggarkan. “Akan tetapi, dana dialihkan untuk pembuatan lapangan lain,” akunya. Saat ini, kata dia menjelaskan, Dispora sedang fokus pada satu unit lapangan. Sehingga untuk sementara waktu akan ada beberapa lapangan yang

berhenti dikerjakan. Termasuk pula lapangan di Banjarmasin Timur yang pengerjaannya dibatalkan untuk sementara. “Lapangan di Banjarmasin Timur itu, sudah dianggarkan untuk pagarnya. Namun masih ada yang belum. Di Musrembang, sudah dimasukkan juga. Saat ini fokus ke lapangan tenis, sehingga kegiatan program lapangan sepak bola ditunda,” terang Misran. Dijelaskan olehnya, pada saat Musrembang dilakukan, Dispora memasukkan anggaran untuk pembuatan lapangan tenis. “Kami akui, Dinas kami menjalankan kegiatan setengah-setengah dan dianggap tidak selesai. Sehingga diputuskan untuk satu program saja,” imbuhnya. Apalagi adanya misi Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina yang menginginkan satu lapangan sepak bola di setiap

kecamatan, membuat Dispora harus bergerak cepat. Kata Misran, sejalan dengan misi Wali Kota, direncanakan pada 2019 semua kecamatan sudah ada lapangan sepak bola. Saat ini pembuatan lapangan sudah dilakukan di dua kecamatan, di antaranya di Kuin Kecamatan Banjarmasin Utara dan Jalan Gerilya Kecamatan Banjarmasin Selatan. Sisanya secepatnya akan diproses. Kedua lapangan itupun saat ini sudah siap pakai. Dispora sudah melimpahkan penggunaan kepada masyarakat umum. Tak lupa ia juga mengatakan akan mengeluarkan dana cukup besar untuk lapangan sepak bola di Banjarmasin Timur itu nantinya. “Perkiraan, perlu Rp 2 miliar untuk pembuatan lapangan yang mana lapangan tersebut harus benar-benar aman dari retak,” pungkasnya. (ell)

Sudah Empat Wali Kota z Sambungan Hal 17

periode. “Sebenarnya masalah ini sudah lama. Sudah empat wali kota dan hingga sekarang belum berjalan juga, “ terang Rio. Sebagai pengamat olahraga sepak bola, dirinya berharap, jika ada anggaran terkait dana pembuatan lapangan tersebut, maka lebih baik dikerjakan lebih cepat. Jika pun tidak ada, pemerintah kota agar mencoba mengajukan usulan bantuan ke pemerintah pusat. Ia meyakini, jika pemerin-

tah kota mengajukan anggaran tersebut ke pemerintah pusat, bakal dapat bantuan dana. “Karena, fasilitas itu untuk masyarakat umum,” katanya mengingatkan. Tegasnya pula, lapangan sepak bola sangatlah diperlukan. Karena selain untuk menunjang latihan pesepak bola lokal, banyak pula anak-anak yang kegiatan olahraganya masih kurang. Ia pun merasa prihatin atas kondisi saat ini. Sehingga baginya, adanya lapangan bola tentunya akan membantu anak-anak untuk berolahraga dan memanfaatkan kegiatan mereka secara positif. (ell)


banua sport banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

RABU

12 JULI 2017

likes: BPost Online

25

Frans Angkat Motivasi Erwin Cs

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

DUEL UDARA - Striker Martapura FC, Qischil Gandrum Minny (merah) duel di udara berebut bola lawan pemain Persepam Madura Utama pada laga penyisihan Grup 5 Liga 2 2017, di Stadion Demang Lehman, Martapura, Sabtu (8/7).

Jacksen Waspadai Racikan Widodo

JACKSEN F TIAGO DOK BPOST GROUP

SETELAH mengalahkan Persiba Balikpapan akhir pekan lalu, Barito Putera kembali fokus untuk menghadapi laga berikutnya di kompetisi Gojek Traveloka Liga 1, bertandang ke markas Bali United pada Jumat (14/7). Seperti diketahui meskipun sempat terseok-seok, namun tim Bali United yang kini ditangani oleh pelatih Widodo C Putro terus menorehkan progress. Dalam laga terakhirnya, Bali United berhasil menang di kandang PS TNI dengan skor 3-4 dan kini sudah bercokol di papan atas, menempati peringkat keempat. Dan perjalanan Bali United ini pun rupanya cukup menjadi perhatian tim pelatih Barito menjelang laga yang akan dihelat di Stadion Dipta Gianyar Bali. Bahkan pelatih kepala Barito, Jacksen menyebut tim berjuluk Serdadu Tridatu di bawah polesan Widodo ini akan menjadi ancaman bagi Rizky Pora dan kawan-kawan. “Progress Bali United ditangan coach Widodo sangat bagus. Mereka menjadi ancaman, apalagi menang di markas PS TNI,” kata Jacksen. Melihat progress yang ditunjukkan oleh Bali United ini, tak heran Jacksen pun mengaku harus benar-benar mempersiapkan timnya. “Persiapan harus bersungguh-sungguh menghadapi mereka dan semaksimal mungkin,” katanya. Jacksen pun menerangkan bahwa dirinya pun sudah mengetahui kekuatan serta kelemahan yang ada di tim Bali United. “Kami sudah menganalisa permainan mereka. Dan kami sudah mempersiapkan diri,” pungkasnya. (ran)

TIM pelatih Martapura FC terus memantapkan taktik dan strateginya untuk menghadapi Madiun Putra di Stadiun Wilis, Madiun, Sabtu (15/7). Tak hanya mematangkan taktik dan strategi, tim pelatih Martapura FC rupanya juga fokus mendongkrak spirit pemainnya menjelang laga melawan tim berjuluk The Blue Force tersebut. “Ya, kami juga fokus untuk menjaga dan meningkatkan motivasi pemain menjelang laga melawan Madiun Putra,” ujar pelatih kepala Martapura FC, Frans Sinatra Huwae kepada Metro. Frans pun ingin timnya bisa mengikuti kesuksesan Persinga Ngawi mencuri point di kandang Madiun Putra. Ya, dalam laga terakhirnya, Sabtu (8/7), Madiun Putra ditahan imbang tamunya yakni Persinga Ngawi dengan skor 1-1. Kesuksesan Persinga mendapatkan point di markas Madiun tersebut diyakini Frans tak lain berkat motivasi tinggi. “Kalau ingin mengikuti jejak Persinga mendapat point di Madiun, tentu tim harus memiliki motivasi lebih tinggi lagi,” kata Frans. Seperti diketahui dalam laga terakhirnya di kandang, tim Martapura FC berhasil memetik kemenangan besar yakni dengan skor 4-1 atas Persepam Madura Utama. Frans pun berharap kemenangan tersebut menjadi modal positif untuk semakin membangkitkan motivasi timnya. Hal ini lanjut Frans sangat penting dimiliki oleh timnya, tentunya agar target membawa pulang point bisa tercapai. “Madiun Putra tim bagus dan sulit dikalahkan. Makanya harus memiliki motivasi tinggi dan juga kerja keras,” terangnya. pungkasnya. (ran)

Taekwondoin HST Berburu 4 Medali MENUJU perhelatan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) 2017, seluruh cabang olahraga (cabor) kabupaten/kota semakin mantap mempersiapkan para atletnya. Begitu pula Pengurus Kabupaten (Pengkab) Taekwondo Indonesia (TI) Hulu Sungai Tengah (HST). TI HST yang diketuai HM Ali Rahman ini tengah mempersiapkan empat taekwondoinnya untuk berlaga di multievent empat tahunan itu. Berkaca dari hasil Kejurprov Taekwondo 2017 di Banjarmasin beberapa waktu lalu, tim TI HST memperoleh satu medali emas dan dua medali perunggu dari empat taekwondoin yg diturunkan. Di Porprov tahun ini, HST mengincar sedikitnya empat medali “Harapannya di Porprov harus mampu tampil maksimal, dan dapat mencapai

ST RY

HIGHLIGHTS

z Taekwondo HST terus

persiapan menghadapi Porprov 2017 z Empat taekwondoin terbaik terus digenjot latihan z Latihan dilakukan lima kali sepekan z Target mereka merebut satu emas, dua perak dan satu perunggu target yakni satu medali emas, dua medali perak, dan satu medali perunggu,” terang pria yang kerap disapa Ali ini. Empat taekwondoin tersebut di antaranya M Julian Saputra, Sri Maulida Hayati, Jumnatul Husna, Nur dan Ridhawati Novita Sari. Selain sebagai atlet yang akan berlaga di Porprov nanti, M Julian saputra juga merangkap sebagai Bendahara Pengkab TI HST sekaligus

FOTO KIRIMAN M JULIAN SAPUTRA UNTUK BPOST GROUP

JUARA - Taekwondoin HST, Jumnatul Husna, menjadi Juara I

Kejurprov 2017, di Gedung Taekwondo Banjarmasin. “Melihat dari hasil Kejurpelatih tim TI HST. Pria yang akrab disapa Ju- prov kemarin, Kotabaru, lian ini menuturkan persiap- Banjarmasin, Banjarbaru, an tim TI HST telah berjalan dan Kabupaten Banjar wajib sejak 2016 lalu. Latihan in- diwaspadai, karena cukup tensif dijalankan hingga lima mendominasi perolehan medali,” tandasnya. kali dalam sepekan. Ia pun mengharapkan haSebagai seorang pelatih, Julian mengatakan akan sil maksimal dapat dituai mewaspadai kekuatan em- tim TI HST demi menyumpat daerah yang berlaga di bangkan medali untuk kontingen HST. (naa) Porprov nanti.

1207/B25


26

sport hot news

RABU

12 JULI 2017

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Nadal Kalah tapi Tetap Dipuja

AFP PHOTO

RASAKAN DUKUNGAN- Rafael Nadal merasakan dukungan besar penonton. Meski tersingkir, penonton tetap memberikan apresiasi buat Nadal usai berjuang selama empat jam, 48 menit. Sebagian terlihat sedih Nadal tersingkir.

„ Rasakan Dukungan Besar Penonton „ Suguhkan Laga "Epic" Wimbledon PETENIS Spanyol, Rafael Nadal tersingkir di Babak 16 Besar Wimbledon, Selasa (11/7). Setelah berjuang keras dengan semangat pantang menyerah, dia kalah dari petenis veteran asal Luxembourg , Gilles Muller. Dalam pertarungan lima set Muller menang dengan skor 6-3, 6-4, 3-6, 4-6, 15-13. Penonton tetap memberikan apresiasi buat Nadal usai berjuang selama empat jam, 48 menit. Nadal merasakan dukungan besar dari penonton yang menyaksikan langsung di Lapangan 1. Ribuan penonton bersorak saat Nadal meraih poin, dan terdiam saat Nadal kalah poin. Meski kecewa karena kalah dalam m

pertandingan putaran keempat itu, Nadal tetap menilai Wimbledon kali ini istimewa. Dia merasakan dukungan besar dari para penonton. Untuk laga Nadal ini, banyaknya penonton yang hadir baik di pinggir arena maupun yang menyaksikan di layar lebar menjadikan Wimbledon lebih menyerupai sebuah arena konser musik rock dari sekadar pertandingan tenis biasa. "Rasanya luar biasa. Suasana yang hebat. Saya sudah mengerahkan semua kemampuan yang ada saat di lapangan. Saya bermain dengan penuh semangat dan gairah saya dan penonton selalu menghargai itu. Terima kasih atas dukungannya. Saya meminta maaf pada pendukung saya. Sangat menyenangkan merasakan semua

dukungan mereka, " kata Nadal. Dia tetap berpikiran positif saat melihat kembali momen ketika dia gagal memanfaatkan peluang. Petenis Spanyol itu telah memamerkan permainan tenis tingkat tinggi. Memukul 77 winners berbanding 17 errors. Namun, dia hanya memukul 17 winners pada dua set pertama saat Muller mendikte kedua set tersebut. Nadal juga mencetak dua poin untuk 16 poin pada break point,

termasuk empat break point pada saat skor 9-9 pada set penentuan. Meskipun dia tidak senang dengan hasil tenis secara keseluruhan, juara Wimbledon dua kali itu mengatakan bahwa ia puas dengan bagaimana ia bertanding selama hampir lima jam bermain. "Dia bermain bagus. Saya pikir saya tidak bermain dalam permainan terbaik saya pada dua set pertama. Saya membuat beberapa kesalahan yang membuat saya kemudian bermain melawan skor sepanjang waktu, dan itu sangat sulit melawan pemain seperti dia," kata Nadal. "Dia bermain begitu baik. Apalagi pada set kelima, dia bermain hebat. Saya berjuang sampai bola terakhir dengan sikap yang benar. Ini mungkin bukan pertandingan terbaik saya, tapi pada saat bersamaan saya bermain melawan lawan yang gaya perm pe rmai aina nann nnya ya m embu em buat at ssaya aya ay a permainannya membuat merasa sangat tidak nyaman," katanya. (Tribunnews/ mba)

Kemenangan Terbesar Muller PETENIS Luksemburg, Gilles Muller menilai NHPHQDQJDQ DWDV 5DIDHO 1DGDO GL SHUHPSDWĂ€QDO Wimbledon ini sebagai kemenangan terbesar yang penah dia raih. Petenis berusia 33 tahun itu sebelumnya, dia tak pernah meraih gelar juara ATP Tour sekalipun. Salah satu dari sekian banyak petenis yang biasa berkeliling dunia untuk ikut turnamen, Muller lebih banyak bermain di turnamen yang kurang dikenal. Catatan karier Muller menunjukkan bahwa dia hampir tidak banyak punya catatan prestasi. Penampilan putaran keduanya di All England Club tahun lalu hampir tidak diperhatikan. Sebelumnya, dia telah berhasil masuk delapan besar dalam sebuah turnamen Grand Slam sekali dalam kariernya - di AS Terbuka pada 2008. Pada hari Senin, petenis kidal tersebut membuat kejutan paling berkesan dalam sejarah Wimbledon. Dia mengalahkan pemenang 15 kali juara Grand Slam, Rafael Nadal dengan skor 6-3, 6-4, 3-6, 4-6, 15-13 dalam pertempuran yang berlangsung empat jam dan 48 menit. "Ini benar-benar kemenangan terbesar yang pernah saya dapatkan, sejak saya kembali terutama pada level Grand Slam, bermain melawan salah satu pemain yang mendominasi tenis tahun ini pasti merupakan sebuah kemenangan terbesar," katanya. "Sejak 2014 ketika saya kembali, saya bisa bermain musim penuh tanpa jeda selama musim ini. Saya memiliki kepercayaan diri yang besar terhadap tubuh saya sekarang, yang sebelumnya tidak saya miliki," katanya. Meski sempat mengalahkan Nadal 12 tahun lalu di Wimbledon, sedikit yang menjagokannya pada saat melawan unggulan keempat dan juara Prancis Terbuka. Tapi Muller telah menaikkan peringkatnya tahun ini, merebut dua gelar juara pertamanya dalam tur tersebut, di Sydney awal tahun dan kemudian di lapangan rumput di Den Bosch menjelang Wimbledon. (mba)

AFP PHOTO

TERSINGKIR-

Petenis Spanyol, Rafael Nadal tersingkir di turnamen grand slam Wimbledon 2017. dia kalah dari petenis veteran asal Luxembourg , Gilles Muller. Dalam pertarungan ini Muller menang dengan skor 6-3, 6-4, 3-6, 4-6, 15-13.

DIRECT POINTS t 3"'"&- /"%"- 5&34*/(,*3 %* 8*.#-&%0/ t /"%"- ,"-") %"3* 1&5&/*4 7&5&3"/ "4"- -69&.#063( (*--&4 .6--&3 t %"-". 1&35"36/("/ -*." 4&5 .6--&3 .&/("-"),"/ /"%"- %&/("/ 4,03 t 1&/0/50/ 5&5"1 .&.#&3*,"/ "13&4*"4* t 1&35"36/("/ #&3-"/(46/( &.1"5 +". .&/*5

Kata Mereka

Minta Maaf - Rafael Nadal, petenis Spanyol RASANYA luar biasa. Suasana yang hebat. Saya sudah mengerahkan semua kemampuan yang ada saat di lapangan. Saya bermain dengan penuh semangat dan gairah saya dan penonton selalu menghargai itu. Terima kasih atas dukungannya. Saya meminta maaf pada pendukung saya. Sangat menyenangkan merasakan semua dukungan mereka. (mba)

PEREMPATFINAL WIMBLEDON 2017 56/(("- 1653"

Babak I

Gilles Muller (16)

Nadal vs J Millman: 6-1, 6-3, 6-2

56/(("- 1653* Garbine Muguruza (14)vs Svetlana Kuznetsova (7)

JAGA KEAMANAN-

AFP PHOTO

Tiga petugas Wimbledon bertugas menjaga keamanan dengan membawa senjata berat. di Lapangan Satu pada Senin (10/7). Center Court sudah tidak menggelar pertandingan dari pukul 6.50 sore usai Roger Federer menyelesaikan pertandingan dan meraih kemenangan atas Grigor

Percaya Diri

TEMBUS

Babak II

Tomas Berdych (11) vs (Djokovic vs Mannarino)

Dimitrov. Namun All England Club memutuskan untuk tidak memindahkan pertandingan ke lapangan itu. Alasannya tak mudah memindahkan ribuan penonton. Itu berisiko tidak aman.

PEREMPATFINAL -

AFP PHOTO

Petenis Inggris, Andy Murray lolos perempatfinal Wimbledon Ke-10 secara beruntun. Dia meraih kemenangan 7-6 (1), 6-4, 6-4 atas Benoit Paire, Senin (10/7).

JUARA bertahan Andy Murray mencapai perempat final Wimbledon untuk tahun kesepuluh secara beruntun dengan kemenangan 7-6 (1), 6-4, 6-4 atas Benoit Paire, Senin (10/7). Murray tidak dalam penampilan terbaiknya saat melawan Paire dan servenya kerap dieksplotasi oleh petenis Prancis 46 tahun itu, yang menyulitkan petenis Britania itu tapi tidak mampu mempertahankannya. Ia dua kali mematahkan serve Murray secara beruntun pada set

Nadal vs D Young: 6-4, 6-2, 7-5 Babak III

M Rybarikova (PR) vs Coco Vandeweghe (24)

Nadal vs K Khachanov: 6-1, 6-4, 7-6 (7-3)

Venus Williams (10) vs Je ena Ostapenko (13)

Babak IV

Johanna Konta (6) vs Simona Halep (2)

Nadal vs G Muller: 3-6, 4-6, 6-3, 6-4, 13-15

Dalam sebuah pernyataan, Wimbledon mengatakan: "Keamanan dan keamanan semua pengunjung Kejuaraan sangat penting. Preferensinya adalah untuk memainkan pertandingan Djokovic lawan Mannarino sesuai jadwal di Lapangan 1. Bila itu bukan lagi pilihan, sudah ditentukan pertandingan tidak bisa dipindahkan ke Central Court karena jumlah penonton yang masih ada di lapangan itu. "Pada pukul 8.30 malam, 30.000 orang masih tinggal di lapangan, dan karena itu memindahkan pertandingan akan menciptakan masalah keamanan yang signifikan. Kedua pemain diberi penjelasan tentang alasan penundaan pertandingan sampai besok, yang dijadwalkan dimulai pukul 12:00 di Center Court." (Tribunnews/mba)

Tembus Perempatfinal Ke-10 secara Beruntun - Gilles Muller, petenis Luksemburg SEJAK 2014 ketika saya kembali, saya bisa bermain musim penuh tanpa jeda selama musim ini. Saya memiliki kepercayaan diri yang besar pada diri saya sendiri sekarang, yang sebelumnya tidak saya miliki. Ini benar-benar kemenangan terbesar yang pernah saya dapatkan. (mba)

vs Marin Cilic (7)

Milos Raonic (6) vs Roger Federer (3)

Tunda Laga karena Pertimbangan Keamanan PENYELENGGARA turnamen Wimbledon mengumumkan menunda laga Babak 16 Besar antara Novak Djokovic melawan Adrian Mannarino. Alasan penundaan adalah karena faktor keamanan. Pertandingan Rafael Nadal melawan Gilles Muller memakan waktu hingga empat jam 47 menit. Awalnya laga antara Djokovic vs Mannarino digelar setelah laga Nadal vs Muller itu di lapangan yang sama karena Wimbledon tak menggelar pertandingan malam hari. Karena laga Nadal yang lama itu, laga Djokovic lawan Mannarino tidak digelar hari itu. Tapi ditunda. Djokovic dan Mannarino harus memainkan keseluruhan bentrokan mereka pada hari Selasa setelah Gilles Muller menang atas Nadal. Dengan demikian, hanya ada dua pertandingan yang dilakukan

/"%"- %* 8*.#-&%0/

Andy Murray (1) vs Sam Querrey (24)

pertama, yang berakhir dengan tiebreak yang dimenangi sang unggulan teratas secara mudah. Murray, yang menuju kejuaraan ini dengan cedera pada pinggangnya, pada beberapa kesempatan terlihat tidak nyaman dan jarang menampilkan pergerakan khasnya. Bagaimanapun, ia masih memiliki lebih banyak tipu daya untuk Paire, dan memastikan kemenangan beruntun ke-26nya atas petenispetenis Prancis dalam waktu dua jam 21 menit. (Tribunnews/ant)

Bidik Emas SEA Games di Beregu Putra TIM bulu tangkis Indonesia membidik beberapa medali emas SEA Games daricabang bulu tangkis. Di antaranya dari nomor beregu putra. Hasil undian pertandingan beregu SEA Games 2017 untuk cabang olahraga bulutangkis telah diumumkan pada Sabtu (8/7). Pesta olahraga terbesar se Asia Tenggara tersebut rencananya akan berlangsung di Kuala Lumpur, Malaysia, pada 19 30 Agustus mendatang. Tim bulutangkis Indonesia akan menghadapi lawan yang relatif ringan pada babak pertama. Berdasar hasil undian, tim putra Indonesia akan menghadapi Kamboja sementara tim putri akan bertemu dengan Laos. Manajer Tim bulutangkis SEA Games 2017, Susy Susanti, mengutarakan pendapatnya soal hasil undian pertandingan beregu tersebut. “Buat kami, kami harus siap ketemu siapa saja. Kalau memang mau menang, harus bisa mengalahkan semuanya. Kami harus kerja keras,

fokus. Kans kami cukup besar di beregu putra, memang kami membidik emas di nomor ini,� ujar Susy seperti dilansir website PBSI. Tim putra, yang pada SEA Games 2015 lalu mampu meraih medali emas, kemungkinan bertemu tim kuat Thailand, pada babak semifinal. Tim Negeri Gajah Putih tersebut diprediksi bisa mengalahkan Vietnam yang menjadi lawan pada babak pertama. Di sektor putri, tim Merah Putih kemungkinan tak akan menghadapi rintangan berarti dari Laos. Perjuangan lebih berat akan dihadapi Indonesia jika mampu lolos ke semifinal. Indonesia berpotensi bertemu tuan rumah Malaysia yang pada babak pertama akan menghadapi Myanmar. “Tim putri Indonesia kemungkinan bertemu Malaysia di semifinal dan Thailand di final. Peluang bertemu Malaysia memang lebih besar ketimbang ketemu Thailand. Jika bertemu Thailand di final, peluangnya 5149 untuk keunggulan Thailand, tetapi tidak menutup kemungkinan kita bisa,� sambung Susy. (Tribunnews/PBSI)


RABU SENIN

banjarmasinpost.co.id

tribunkalteng.com

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

12 JULI 2017 2017 13 FEBRUARI

27

1207/B27


RABU, 12 JULI 2017

Super Ball

HALAMAN 28

LIVE ON SEMEN PADANG VS PERSIJA RABU (12/7) PUKUL 15.00 WIB

PERSIB VS PERSELA

RABU (12/7) PUKUL 18.30 WIB

EMPAT TATO O EMOJI

PESAN MANIS DARI DJOKOVIC PE IC

PEMAIN bintang Barcelona, a, Neymar membawa oleh-oleh oleh-ol -oleh e usai liburan musim panas di kampung mp pung g halamannya, y , Brasil. Kapten Kap pten timnas Brasil ini memasang empat tato baru di bagian betis di ng sebelumnya sudah dirajah gambar kedua kakinya. Betis kiri yang ang sedang orang, dipasangin emoji orang etis kanan, tersenyum, dan berpikir. Betis dihiasii yang belum ada rajahnya, dihiasi up pa. Tak ada ad da dengan dua tato emoji serupa. ntang makna dari d ri tato emoji tersebut. da keterangan dari Neymar tentang g dengan rekan-rekan annya y di Barca di Ney akan segera bergabung rekan-rekannya ar, Ernesto Valverde. Barca ca rencananya bawah asuhan pelatih anyar, m di ajang International Champions Cham ampions akan ikut uji coba pra-musim (Tribunnews/ ws/d /den)) Cup di Amerika Serikat 18 Juli mendatang. (Tribunnews/den)

DI ttengah spekulasi perselingkuhan dengan chef seksi Lauren Von der Pool, petenis Serbia Novak Djokovic Lau mengirimkan pesan manis untuk sang istri, Jelena Djokovic men yang sedang berulang-tahun. Di akun instagramnya, yan Novak mengunggah fotonya bersama sang istri yang No d dinikahi pada 2014, sembari menuliskan pesan manis, "Selamat ulang tahun belahan jiwaku. Saya sangat beruntung kamu hadir dalam kehidupanku. Cinta yang kamu berikan membuatku bisa memaknai perjuangan d dalam hidup ini. Terima kasih sudah menjadi istri, dan ib yang menjadi tulang punggung keluarga," tulis Djokovic vic ibu un untuk sang istri yang diperkirakan akan melahirkan anak ke kedua, bulan depan. (Tribunnews/den)

NEYMAR

RAPOR Lukaku

7$5*(7 -8$5$ R OMELU Lukaku langsung sesumbar akan mempersembahkan titel juara setiap musim untuk klub barunya, Manchester United. Penyerang Belgia berusia 24 tahun ini menjadi striker termahal sepanjang sejarah Liga Primer setelah dibeli Man United dari Everton senilai 85 juta euro (sekitar Rp 1,3 triliun). Musim lalu, Lukaku mempersembahkan 25 gol, dan enam assists dari 37 partai, dan menjadi motor Everton untuk berada di peringkat tujuh klasemen akhir. Ia menjadi pemain Everton pertama yang mengoleksi 25 gol di kompetisi domestik dalam satu musim, menyalip torehan gol Gary Lineker (20) pada 1985-1986 Total dari 166 kali berlaga Lukaku menyumbang 87 gol, dan 29 assists selama empat musim membela The Toffees sejak 2013. Sebuah statistik yang ciamik mengingat usianya yang masih sangat muda. Bermodal jejak rekam cemerlang, Lukaku pun dengan penuh percaya diri berikrar, “Saya akan persembahkan titel juara untuk MU setiap tahun. Tak lebih tak kurang. Di klub sehebat ini sangat wajar kami menargetkan juara di setiap turnamen, atau apa pun. Itulah yang saya inginkan, dan untuk itulah kenapa saya ada di sini,” katanya dalam wawancara dengan MUTV. “Saya tak akan banyak bicara. Saya hanya akan latihan keras, dan menunjukkan performa terbaik di lapangan, melakukan segalanya untuk memenangkan

pertandingan,” ujar Lukaku yang mewarisi nomor punggung sembilan dari Zlatan Ibrahimovic ini. Dengan kemampuan yang dimilikinya, Lukaku diharapkan bisa lebih cepat, lebih kuat, dan lebih tajam dari Ibra. Dikenal bisa mencetak gol dengan kedua kakinya, dan juga tajam dalam sundulan, serta punya fisik bagus saat menggiring bola. Dikutip dari Daily Mail, sang bomber akan jadi ujung tombak Man United dalam formasi 4-2-3-1. Ditulis dalam prediksi line up MU 2017/18 di situs tersebut, Lukaku akan diapit dua winger yakni Marcus Rashford, dan Ivan Perisic --winger Inter Milan yang ditawar MU senilai 45 juta pound. Jika gagal mendapatkan Perisic, mereka masih punya Anthony Martial. Bertindak sebagai playmaker adalah gelandang kesukaan Jose Mourinho, Henrikh Mkhitaryan didukung dua gelandang tangguh Andre Herrera, dan Paul Poga. Sebuah formasi yang sepertinya cukup menjanjikan. Mourinho menyambut gembira bergabungnya Lukaku ke dalam tim, dan menyebutnya punya kemampuan natural untuk berkembang di Man United. “Ia pemain

besar dengan karakter juara,” kata Mou mengomentari pemain yang dijualnya ke Everton saat menangani Chelsea pada 2014 lalu. Di mata pengamat sepak bola Liga Primer, Dion Dublin, Lukaku memang sebuah prospek yang sangat menjanjikan. Bicara di talkSPORT, mantan bek timnas Inggris ini menyebut kemampuan Lukaku masih kalah garang oleh Harry Kane. “Secara teknis, ia masih di bawah kemampuan Kane yang bisa

juara, dan ia boleh berharap bisa mendapatkannya jika Lukaku bisa menunjukkan kemampuan terbaiknya. Sodori Lukaku dengan umpanumpan bagus, dan ia akan mencetak banyak gol,” ujar Dublin. (Tribunnews/ den)

ROMELU LUKAKU Man United (baru bergabung 2017)

ANTHONY MARTIAL Man United (2015- sekarang) 25 gol dari 91 laga

58.5 JUTA EURO FERNANDO TORRES Chelsea (2011-2015) 48 gol dari 182 laga

53 JUTA EURO ALEXANDRE LACAZETTE Arsenal (baru bergabung)

7 STRIKER TERMAHAL

LIGA PRIMER 46.5 JUTA EURO CHRISTIAN BENTEKE Liverpool (2015-2016) 10 gol dari 42 laga

DALAM

43.3 JUTA EURO ANDRIY SHEVCHENKO Chelsea (2006-2009) 22 gol dari 77 laga

Pemain pertama Everton yang cetak 25 gol di Liga Inggris dalam satu musim Pemain keempat yang mencetak lebih dari 80 gol di Liga Inggris di bawah usia 24 tahun Satu dari tiga pemain yang mencetak lebih dari 10 gol di setiap lima musim Liga Inggris terakhir

41 JUTA EURO ANDY CARROLL

Liverpool (2011-2013) 11 gol dari 58 laga

PREDIKSI LINE UP MU 2017/18

4-2-3-1 De Gea; Valencia, Lindelof, Bailly, Shaw; Herrera, Pogba; Rahsford, Mkhitaryan, Perisic; Lukaku *) Perisic Masih Incaran

Kecepatan 8.0 Penyelesaian 8.5 Faktor kecemasan 7.0 Penguasaan bola 6.5 Kreativitas 6.5 Sundulan 8.0 Tendangan 7.0 Kinerja 7.5 Daya tahan 7.0 *) versi Goal

Tahun 2009-2011 2011-2014 2012-2013 2013-2017 2017

STATISTIK

Main Gol Assists Klub Anderlecht 98 41 18 Chelsea 15 - 1 Wes Brom (loan) 38 17 7 Everton 110 53 25 Man United - - -

85 JUTA EURO

65 JUTA EURO

KU A LUKAAN GK 25 80 10

mencetak gol dari berbagai sudut di kotak penalti,” tuturnya. “Namun, Lukaku kini menunjukkan karakter seorang juara. Itulah yang dilihat oleh Mourinho sekarang. Saya pikir Mou tak akan berpikiran bodoh dengan terpaku pada sosok Lukaku yang dulu,” katanya. “Mourinho hanya ingin gelar

JELENA DJOKOVIC

2 tahun 23 11.91 m | 94 kg

STRIKER


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.