Banjarmasin Post Kamis 30 Juni 2016

Page 1

28

Halaman

KAMIS

RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 152311 TH XLIIII/ISSN 0215-2987

30 JUNI 2016 25 RAMADAN 1437 H

04.56

05.06

12.27

15.51

18.26

19.40

Tazkirah

Tazkirah

Buah Amal BUKA BERSAMA - Kapolsekta Banjarmasin Barat AKP Dese Yulianti berbincang dengan warga di sela acara buka puasa bersama di Jalan RE Martadinata Gang Proklamasi RT 21, Banjarmasin Barat, Rabu (29/6) sore. Sementara sejumlah anggota Polda Kalsel lainnya juga menggelar Halaman acara serupa terkait HUT Ke-70 Bhayangkara. Berita halaman 20.

2

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

SIAPA menanam dia mengetam. Peribahasa ini sudah sangat dikenal masyarakat, baik redaksi maupun maknanya. Buah perbuatan yang dilakukan seseorang, akan kembali kepada z Hal 15 kol 1-3

Dr Mutohharun Jinan Dosen Universitas Muhammadiyah Surakarta

Korban Tewas Bertumpukan 2 Halaman

Bom di Bandara Istanbul Tewaskan 50 Orang ISTANBUL, BPOST - Bandara Ataturk, Istanbul, Turki, mendadak berubah menjadi horor. Rentetan tembakan, teriakan histeris, dan ledakan bom mengguncang bandara ketika tiga teroris melakukan aksinya, Selasa (28/6) sekira pukul 19.35 waktu setempat. Setidaknya 36 orang tewas dan sekitar 147 lain-

nya mengalami luka-luka. Korban tewas kemungkinan terus bertambah. Seorang pejabat Turki menyebut korban tewas bisa bertambah menjadi 50 orang. Dalam pernyataan resmi, Rabu (29/6), kantor gubernur Istanbul menyatakan korban tewas menjadi 41

Sekitar pukul 07.50 malam waktu Istanbul, tiga pelaku memasuki Bandara Ataturk, Istanbul menumpang taksi. Pelaku mengenakan pakaian hitam tanpa penutup muka

lines tertahan di Durak (stasiun) Yeni Bosna, sekitar 2 stasiun sebelum bandara karena metro bawah tanah menuju airport ditutup. Kini, penerbangannya dicancel,” bunyi pernyataan resmi Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) di Turki. Menurut PPI Turki, kedua pelajar itu sekarang bertahan di rumah teman mereka di kawasan Yeni Bosna, Istanbul. Otoritas Turki sudah membuka kembali Bandara Ataturk. PPI Turki menjelaskan sekarang ini memang banyak

Halaman 15

4

Ketiganya kemudian menembaki aparat keamanan dengan senjata AK-47

IRAK

SURIAH

34 tewas 100 luka-luka

SURUC 28 Juni

50 tewas 147 luka-luka

TURKI ANKARA

ISTANBUL 10 Okt 2015 103 tewas 500 luka-luka

7 Juni

11 tewas 36 luka-luka

19 Maret

4 tewas 19 luka-luka

13 Maret

34 tewas 120 luka-luka

Tazkirah

17 Februari 29 tewas 34 luka-luka

12 Januari 11 tewas 26 luka-luka

GRAFIS: BPOST GROUP//RIZALI RAHMAN

Seorang lainnya berlari masuk ke dalam terminal ked kedatangan internasional lalu dite ditembak jatuh polisi. Sesaat kem kemudian pelaku meledakkan diri diri.

6

5

Satu pelaku di pintu masuk terminal internasional melakukan penembakan lalu meledakkan diri

7

Pelaku ketiga diduga meledakkan dirinya di tem tempat parkir mobil terminal

8

Aksi tembak-menembak hingga ledakan bom bunuh diri berakhir sekitar pukul 9.50 mal malam waktu setempat

Berpapasan dengan Teroris SEORANG wartawan asal Amerika Serikat, Steven Nabil, mengaku sempat berpapasan dan bertatap muka dengan seorang teroris yang beraksi di Bandara Ataturk, Istanbul, Turki. Saat terjadi serangan, Nabil hendak terbang kembali ke New York, Amerika Serikat, setelah melakukan bulan madu di Turki. Istri Nabil ikut menjadi korban luka dalam peristiwa itu. Saat terjadi serangan, Nabil dan istrinya sempat terpisah di sebuah cafe karena dia pergi ke tempat lain untuk membeli pizza. Wartawan freelance itu awalnya mengirimkan peng-

alaman dramatik itu melalui Twitter. “Kami bersembunyi di toilet sebuah salon. Selama 45 menit kami seperti bebek lumpuh, menunggu seseorang menemukan kami dan membuka pintu.” Nabil menjelaskan semz Hal 15 kol 4-7

KLIK ! banjarmasinpost.co.id

Perkembangan terbaru bom Istanbul

Jalur Lebaran Aman GUBERNUR Kalsel, Sahbirin Noor, menekankan kepada Dinas PU dan jajaran, agar tidak ada hambatan bagi pemudik yang diakibatkan kerusakan jalan. Menjadi perhatian pula Kementerian PU dan Balai Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah VII atas kondisi jalan di Kalsel yang menjadi jalur mudik. Pemudik tetap diminta hati-hati di tiga Halaman jalur mudik yang dinilai rawan kecelakaan, banjir dan longsor.

18

Zaskia Sungkar

POLANDIA VS PORTUGAL

Program Hamil

Pertarungan Tim Paling Tumpul

AR ARTIS sekaligus desainer, Zaskia Sungkar kembali mulai serius menjalani program hamil, demi mendapatkan sang buah hati bersama s suaminya, Irwansyah. prog gram yang dilakukan mereka b bukan bayi tabung, melainkan hamil biasa. “Kami memang mau program tapi bukan bayi

Luput Banar

Ketiganya berusaha menghindari alat pendeteksi keamanan x-ray di pintu masuk terminal Beberapa petugas keamanan menghentikan ketiganya karena membawa peralatan yang mencurigakan

20 Juli 2015 Laut Hitam

2

3

TAXI

z Hal 15 kol 4-7

NET

STOP!

TEROR BOM TURKI

z Hal 15 kol 4-7

Meledak Ketika WNI Sudah di Pesawat DUA pelajar warga negara Indonesia di Turki terpaksa membatalkan kepulangannya ke Tanah Air, menyusul serangan bom di Bandara Ataturk, Istanbul, Selasa (28/6). “Ada dua pelajar yang menuju bandara via Turkish Air-

1

tabung. Kami baru mau mulai sekarang,” ujar Irwansyah ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (28/6). Sementara Zaskia menuturkan masih terus berusaha mendapatkan anak yang telah mereka nantikan sejak z Hal 15 kol 1-3

- Ada nang takutan anaknya dua kali baimunisasi, Lak-ai + Mun takutan, suntik haja lagi, Nang ai

ADA persamaan antara Polandia dengan Portugal di turnamen Piala Eropa 2016 ini. Di antara delapan kontestan di babak delapan besar, dua tim ini menjadi yang paling tumpul dan paling sedikit mencetak gol.

P

olandia misalnya, dari tensi laga berakhir dengan adu penalti menjadi sangat empat laga, pasukan besar. Adam Diperkuat dua NawalLive on bomber terbaik ka itu hanya di Eropa, Cristimelesakkan tiga ano Ronaldo di gol. Sementara kubu Seleccao das Portugal lebih Quinas, dan Robert banyak dua gol. Jumat (1/7) Lewandowski di Maka, ketika 03:00 WITA Polandia, dua dua tim ini tim ini nyatanya saling bentrok kesulitan menciptakan di babak perempat final, di Stade Vélodrome, Marseille, Jumat (1/7) dinihari, poz Hal 15 kol 4-7

Inspirasi dari Islandia PROMOSI pariwisata apakah yang ditawarkan Islandia selama Piala Eropa 2016. Negara berpenduduk hanya 330 ribu orang ini dengan penuh kebanggaan menampilkan keajaiban bisa berpartisipasi di Piala Eropa kali ini, bahkan melaju sampai ke babak perempat-

final setelah mengalahkan raksasa Inggris 2-1. Selama Piala Eropa digelar, panitia memang mengadakan pameran pariwisata negara-negara peserta dengan tajuk. “Place de L’Europe for The Euro 2016”. z Hal 15 kol 1-3


2

Inter-nas

KAMIS

30 JUNI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Jika Terlibat Harus Dipecat BEGITU mendengar kadernya ditangkap KPK, pakta integritas. Jika seseorang menyalahi Ketua Umum DPP Partai Demokrat Susipakta integritas ya ada konsekuensinya,” lo Bambang Yudhoyono (SBY) langujarnya. sung mengumpulkan petinggi partaiMengenai posisi Putu Sudiarnya di Cikeas, Bogor. tana sebagai Wakil Bendahara Rapat internal itu berlangsung di Umum DPP Partai Demokrat, ImelCikeas, Bogor. da juga tidak mengetahui apa“Bapak (SBY) melakukan rapat kah terkait dengan partai. “Tunggu untuk mendapatkan informasi yang KPK. Dia di Komisi III DPR, bulengkap. Kami masih menunggu inkan di Badan Anggaran (Banggar),” formasi KPK,” kata Juru Bicara Parkata Imelda. tai Demokrat, Imelda Sari. Sementara Direktur Eksekutif WIKIDPR.ORG DPP Partai Demokrat, Fadjar SamIa menegaskan Partai Demokrat konsisten dalam pemberantasan purno menjelaskan belum tahu haI PUTU korupsi. “Ini sejalan apa yang dikaSUDIARTANA sil di KPK bagaimana. “Tunggu takan Ketum (Ketua Umum DPP Parsaja dulu, saya juga baru tahu dari tai Demokrat). Kami semua saat ini menung- media saja,” ujarnya. gu penjelasan KPK,” tuturnya. Fadjar menilai bahwa setiap kader DeImelda mengaku telah mencoba menghu- mokrat yang menyalahi aturan dan terlibat bungi KPK, namun belum berhasil. Ia medengan kasus korupsi, harus dipecat dari ngatakan kasus tersebut merupakan perkeanggotaannya. “Ya memang harus dipebuatan yang harus dipertanggungjawabkan cat. Peraturannya sudah begitu,” kata Fadsecara individu. “Kalau buat kami ada jar. (fer/val)

follow us: @banjarmasinpost

Pamdal Sempat Halangi Penangkapan Putu JAKARTA, BPOST - Politikus Partai Demokrat yang juga Anggota Komisi III DPR I Putu Sudiartana ditangkap oleh penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa (28/6) pukul 20.30 WIB. Ironisnya, sehari sebelum penangkapan tersebut, Putu bersama KPK dengan jajaran Komisi III DPR sempat bercengkerama pada acara buka puasa bersama. Ia beserta rombongan Komisi III DPR RI menghadiri undangan buka puasa bersama di KPK. Bahkan, usai acara buka puasa tersebut, Sudiartana menyempatkan diri berfoto ria bersama pimpinan KPK. Dari foto yang beredar saat acara tersebut, Sudiartana bersama anggota Komisi III DPR lainnya juga berfoto bersama Ketua KPK Agus Rahardjo, dua wakil Ketua Saut Situmorang dan Basaria Panjaitan. Entah apa yang ada di benak Sudiartana, berselang dua hari kemudian, dia bukan lagi tamu kehormatan lembaga antirasuah itu. Pria kelahiran Bongkasa itu dicokok usai operasi tangkap ta-

STORY HIGHLIGHTS z Putu Sempat Foto

Bareng Pimpinan KPK

z Diduga Terkait Proyek Jalan di Sumbar z Ditangkap di Rumah Dinas

3006/B02

likes: BPost Online

TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN

DISEGEL

- Wartawan mengambil gambar ruangan anggota Komisi III DPR dari Fraksi Partai Demokrat I Putu Sudiartana yang disegel oleh KPK di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Rabu (29/6/2016). Penyegelan ruangan I Putu Sudiartana oleh KPK terkait operasi tangkap tangan pada Selasa (28/6/2016) malam.

ngan (OTT) yang dilakukan KPK pada kemarin malam. Ruangannya di Komisi III DPR RI juga telah disegel. Penangkapan anggota Komisi III DPR RI dari fraksi Partai Demokrat I Putu Sudiartana diduga terkait suap proyek infrastruktur jalan di sejumlah lokasi di Sumatera Barat. Proyek tersebut menggunakan anggaran yang dialokasikan dalam dana tambahan APBN -P. “Suap terkait APBN-P,” ujar seorang sumber. Pimpinan KPK La Ode Muhammad Syarif membe-

narkan kasus korupsi yang membelit I Putu Sudiartana terkait proyek infrastruktur jalan di Sumatera Barat. “Terkait proyek infrastruktur jalan di provinsi Sumatera Barat,” katanya, saat konferensi pers di gedung KPK kemarin malam. Wakil Ketua KPK Basaria Pandjaitan menambahkan bahwa kasus ini ada kaitannya dengan proyek pembangunan 12 ruas jalan di Sumatera Barat. Nilai proyek itu mencapai Rp 300 miliar. Kapolsek Pesanggarahan Kompol Afroni Sugirto mem-

benarkan sejumlah petugas dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menangkap seorang anggota DPR fraksi Partai Demokrat I Putu Sudiartana di rumah dinasnya, Kompleks Rumah Dinas DPR RI Ulujami, Jakarta Selatan. Dalam proses penangkapan tersebut, sejumlah petugas Pengaman Dalam (Pamdal) sempat menghalangi. Namun, setelah dijelaskan oleh tim KPK, petugas Pamdal bisa menerima dan mengikuti kegiatan tim KPK. (eri/rio/val/wly)


Smart Biz banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

30 JUNI 2016

likes: BPost Online

3

Kartu TFC Bisa Dimanfaatkan di Luar Kalsel

ANDREAS BPOST GROUP/HASBY SUHAILY

BANJARMASIN, BPOST - Sebagai pemegang kartu Tribun Family Card (TFC), Andreas beserta istri menikmati banyak keuntungan. Dirinya pun merasa puas bergabung dalam Tribun Family Card. Terlebih dalam memanfaatkan kartu TFC dirasakannya tidak ribet. Tinggal menunjukkannya di merchant yang sudah bekerja sama dengan Banjarmasin Post Group, maka sudah bisa menikmati fasi-

litasnya. “Pernah saya pakai saat berada di pencucian mobil, cukup menunjukkan kartu TFC saya langsung dilayani karena sudah terdaftar,” katanya. Dirinya pun tidak menyesal bergabung dalam TFC tersebut. Pemilik usaha di Jalan Gatot Subroto Banjarmasin itu mengapresiasi positif program TFC. Manajer Sirkulasi Banjarmasin Post Group, Daud Soetikno berteri-

ma kasih atas tingginya antusiasme masyarakat Banjarmasin dan Kalsel umumnya menjadi anggota TFC Premium. Adapun saat ini jumlah merchant TFC ada 10 merchant. Syarat bergabung di TFC, cuma bayar langganan Banjarmasin Post Rp 1 juta dan dapatkan manfaat lebih di merchant-merchant yang bekerja sama dengan BPost Group. Silakan hubungi Call center

08115000117, bila ingin belangganan atau memindahkan langganan lama ke langganan TFC. Menurutnya kartu TFC juga bisa dipakai di merchant luar Kalsel, karena jaringan koran daerah yang satu grup di Tribun Kompas Gramedia juga telah bekerja sama. “Misalkan ke Surabaya, ada merchant-merchant yang bekerja sama dengan harian Surya,” jelasnya. (has/*)

Transaksi Bursa Efek Tembus Rp 13 Triliun BI Siapkan Instrumen Penampung Dana Repatriasi Tax Amnesty JAKARTA, BPOST - Disahkannya Rancangan Undang Undang Pengampunan Pajak menjadi UU Pengampunan Pajak, dalam sidang paripurna Selasa (28/6), mendorong aktivitas perdagangan di pasar saham. Kemarin nilai transaksi perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) menembus Rp 13 triliun. Direktur Utama BEI Tito Sulistio menyebut, nilai tersebut dua kali lipat dari nilai transaksi biasanya. Tito mengatakan, dengan banyaknya suplai dana yang akan masuk, maka mau tidak mau ‘interest’ pasar akan turun. Akan tetapi, biasanya pasar modal akan mengapresiasi di depan. “Bisa dilihat empat hari terakhir dana asing masuk terus-terusan. Kedua, indeks kita naik terus. Hari ini transaksi di atas Rp 13 triliun, dua kali dari biasanya. Ini membuktikan bahwa apresiasi terhadap tax amnesty mengalahkan ketakukan terhadap Brexit,” ucap Tito. Lebih lanjut dia optimistis kebijakan Pengampunan Pajak akan mampu meningkatkan perekonomian.Guna mendukung suksesnya kebijakan Pengampunan Pajak, BEI memberikan dukungan, salah satunya adalah sosialisasi kepada broker dan agen perantara efek. Mulai Juli 2016, pemerintah akan memulai kebijakan pengampunan pajak alias tax amnesty. Kebijakan ini

STORY HIGHLIGHTS z Nilai transaksi perda-

z

z z

z ANTARA FOTO/AKBAR NUGROHO GUMAY

TRANSAKSI NAIK - Seorang pria mengamati pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, beberapa waktu lalu. Transaksi perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) tembus Rp 13 triliun, Rabu (29/6). Angka ini naik dua kali lipat dari transaksi biasanya. digadang-gadang akan membawa ribuan triliun dana repatriasi yang diyakini dapat membawa perubahan positif pada perekonomian Indonesia ke depannya. Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro menjelaskan ada mekanisme untuk mendapatkan tax amnesty. Pertama, wajib pajak harus mengungkapkan seluruh harta yang belum dilaporkan dalam SPT Tahunan selama ini. Lalu bayar uang tebusan terkait dengan tarif berapa besarannya untuk harta

bersih. Dengan tambahan, perhitungannya harta tambahan dikurangi hutang terkait perolehan harta dan yang belum dilaporkan. “Tarif kan ada 2, 3 dan 5 persen untuk harta dalam negeri ini cukup banyak. Jangan kira aset hanya aset luar negeri, di dalam negeri juga cukup banyak yang belum terungkap terutama rekening bank, tanah, aset, dan lainnya, termasuk kas di brankas itu harus dideklair,” terang Bambang di Kementerian Keuangan, Jakarta, Rabu (29/6).

Sementara itu, untuk tahap pelaporannya, bisa temui help desk di kantor pajak kemudian sampaikan surat pernyataan harta tax amnesty beserta lampirannya. “Untuk syarat memiliki NPWP, membayar utang tebusan, melaporkan SPT tahunan, PPh tahunan pajak terkahir, dan melunasi seluruh tunggakan. Bagi WP yang sedang dalam masa pemeriksaan, pemeriksaan bukti permulaan, dan penyidikan maka harus melunasi pajak yang tidak atau kurang bayar dan pajak

gangan di Bursa Efek Indonesia (BEI) menembus Rp 13 triliun, Rabu (29/6). Peningkatan ini membuktikan apresiasi terhadap tax amnesty mengalahkan ketakukan terhadap Brexit. BEI akan memberikan sosialisasi kepada broker dan agen perantara efek. Mulai Juli 2016 pemerintah akan memulai kebijakan pengampunan pajak alias tax amnesty. Kebijakan ini digadanggadang akan membawa ribuan triliun dana repatriasi pengampunan pajak.

yang seharusnya di kembalikan,”ujarnya. Sementara itu Bank Indonesia (BI) menyatakan banyak instrumen yang bisa dipakai untuk menampung dana repatriasi kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty. Deputi Gubernur BI Perry Warjiyo menjelaskan, instrumen keuangan yang bisa dipakai antara lain obligasi, saham, dan obligasi korporasi. Instrumeninstrumen keuangan BI pun bisa digunakan menampung dana pertama repatriasi yang masuk. (kps/okz)

BPOST GROUP/HASBY SUHAILY

MUDIK NYAMAN - Jumpa pers Mudik Nyaman Selama di Kampung Halaman Bersama BPJS Kesehatan di Kantor BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin, Rabu (29/6).

BPJS Kesehatan Permudah Prosedur

bagi Pemudik BANJARMASIN, BPOSTJelang lebaran 2016, BPJS Kesehatan mempermudah prosedur pelayanan kesehatan bagi peserta yang sedang mudik. Peserta JKN-KIS dapat langsung mengunjungi IGD rumah sakit terdekat yang ditunjuk oleh kantor cabang. Pelayanan kesehatan tersebut hanya berlaku bagi peserta JKN-KIS yang berstatus aktif. Kepala Departemen Manajemen Pelayanan Kesehatan BPJS Kesehatan, Octovianus Ramba saat konferensi pers bertema Mudik Nyaman Selama di Kampung Halaman Bersama BPJS Kesehatan di Kantor BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin, Rabu (29/6) mengatakan, inilah wujud kepedulian terhadap kenyamanan dan kepuasan peserta menjelang Hari Raya Idulfitri 2016. “Peserta JKN-KIS yang sedang mudik diimbau

untuk selalu membawa Kartu JKN-KIS, kartu BPJS Kesehatan, Kartu Askes, Kartu Jamkesprov atau Jamkesmas,” katanya. Kebijakan pemangkasan prosedur pelayanan kesehatan tersebut berlaku sejak H-7 sampai H+7 lebaran. Dengan ditetapkannya kebijakan tersebut, peserta JKN-KIS yang sakit pada saat perjalanan mudik ataupun telah sampai ke tujuan tinggalnya, tidak harus melapor ke Kantor Cabang BPJS Kesehatan setempat ataupun mengunjungi FKTP sementara. BPJS Kesehatan juga telah menyediakan nomor kontak yang dapat dihubungi 24 jam oleh peserta masing-masing wilayah. Hotline Kantor Cabang Banjarmasin di 08125052284 atau 08115151989. Kebijakan itu disambut baik pihak rumah sakit seperti RSUD HM

Efek Brexit seperti Dicubit JAKARTA, BPOST - Efek keluarnya Inggris dari Uni Eropa (Brexit) terhadap Indonesia seperti dicubit. Hal itu disampaikan Menteri Perindustrian Saleh Husin di Jakarta, Selasa (28/6). Menurut Saleh, Brexit memang telah membuat pengusaha multinasional merombak strategi bisnisnya.Walaupun efek riil Brexit belum terlihat, namun pemerintah kabinet kerja sudah melakukan antisipasi lebih awal. Brexit, menurut Saleh, memiliki pengaruh untuk sektor perekonomian negara. Namun dampaknya tidak terlalu besar jika dilihat secara makro ekonomi. “Ada efeknya tapi kecil sekali. Brexit seperti dicubit ada rasa tapi sedikit,” ujar Saleh. Saleh memaparkan hubungan bilateral dengan Inggris masih berjalan baik. Kerja sama dari sektor perindustrian pun tetap normal tanpa ada hambatan dari Brexit. “Kita bisa lihat industri Inggris nggak terlalu banyak,” kata Saleh. Sementara itu Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong memaparkan kabinet kerja tim ekonomi bersama Menteri Luar Negeri sudah melakukan koordinasi tahap awal menghadapi Brexit. (kps/ktn) 3006/B03


4

KAMIS

30 JUNI 2016

Tribun Hunian banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Lebaran, Aston Banua Hotel and Jenny menjaAston Banua Hotel and ConventiConvention Center juga menggelar min, daging unon Center memahami betul filosofi open kitchen. Pasalnya, pada hari tuk Sop Buntut makanan ini. Dalam kurun waktu terLebaran agak susah cara makan. Bumbu Bacem tentu, menu baru disiapkan untuk pez Ada dua menu baru bakal “Pada Lebaran, Aston Banua Hotel merupakan ngunjung. Nah, pada pertengahan Juli diluncurkan Aston Banua Banua Hotel itu membuka pelayanan daging impor. 2016, Aston Banua Hotel and ConvenHotel and Convention pada hari pertama dan kedua Lebaran. Adapun Lasagtion Center mempersembahkan dua Center pada pertengahan Silahkan menikmati menu-menu spena Beef terasa menu istimewa, yakni Indonesian Food Juli 2016 sial dari kami dengan cukup memtomat, keju dan berupa Sop Buntut Bumbu Bacem z Menu tersebut adalah bayar Rp 138 ribu,” ucap Rere. juga dagingnya. dan European Food, Sop Buntut Bumbu Pengunjung dan tamu hotel Diharapkan yakni Lasagna Beef. Bacem dan Lasagna Beef bisa makan sepuasnya setiap tamu “Dua menu ini z Tersedia pula paket cukup membayat Rp yang datang ke adalah andalan Halalbilhalal dengan 138 ribu. Sampai 7 Aston Banua dari Chef Aston harga terjangkau Agustus 2016 masih Hotel lebih Banua Hotel, dibuka paket untuk banyak pengayakni Pak Kamali,” halalbihalal di harga laman menikucap F & B ManaRp128 ribu per nett mati menu-menu spesial Indonesian ger Aston Banua Hotel atau di harga Rp 96 Food dan European Food. “Ke depannya Jenny Partogi Gultom. akan kita munculkan menu-menu variatif ribu nett minimal Menurut Jenny, dua untuk 20 orang. untuk Aston Banua Hotel,” ucapnya. menu tersebut bakal “Konsep halalbihaSementara itu, Sales dan Marketing launching pada pertelal itu silaturahmi Manager Hotel Aston Banua and Conngahan Juli 2016 atau BPOSTGROUP/EDI NUGROHO dan enaknya ramaivention Center,Nur Resti Agustia atau usai Lebaran. Adapun TIM CHEF - Chef Kamali dan timnya di Aston Banua Hotel ramai datang ke Aston akrab dipanggil Rere, menambahkan, harganya cukup terHotel,” ujar Rere. mulai 7 Juli 2016, dibuka paket hajangkau, yakni sekitar lalbihalal. Harganya cukup terjangRp75 ribu untuk Sop Khusus Menu kau yakni Rp 128 ribu nett per pax. Buntut Bumbu Bacem. halalbihalal, sam“Kita juga akan memberlakukan diskon Sedangkan Lasagbung Rere, disiapkan BERBAGAI menu spesial nan leasa terasa cepat. “Sebenar25 persen untuk minimum pemesanan na Beef cuma hanya menu pembuka, menu zat dari Aston Banua Hotel and nya waktunya normal seperti 20 orang. Dengan Rp 96 ribu, minimal dengan Rp 70 ribu. utama dan menu Convention Center, tak lepas dari hari-hari biasa. Namun pada 20 orang, bisa menikmati menu dan “Menyantap dua penutup serta disiapperan Chef Kamali dan timnya puasa, waktunya terasa cepat, hidangan spesial dari Aston Banua Hotel menu ini di Saffron kan berbagai minumyang berjumlah tujuh orang. “Ada terutama untuk menyiapkan tujuh chef di Aston Banua Homenu-menu spesial buka puaand Convention Center, “ ucapnya. All Day Dining Resan. Sebagai jaminan tel and Convention Center, selalu sa,” kata Kamali. Rere mengatakan, cukup dengan Rp taurant Hotel Aston untuk harga yang telah menyuguhkan menu- menu spesiKe depan, sambung KaBanua, dipastikan akan 96 ribu, bisa mengajak teman sebadibayarkan itu yakni al dan lezat untuk para tamu. Tim mali, akan selalu dimunculkan merasakan kenikmatan nyak- banyaknya dan menikmati menu kepuasan, sensasi dan pun harus kompak melayani para menu-menu kreatif dari Aston halalbihalal khas Aston Banua Hotel. luar biasa dan pastinya makanan tak akan tamu,” ucap Chef Kamali. Banua Hotel. Seperti segera Pada hari pertama dan hari kedua kenyang,” ujar Jenny. kekurangan. (ogi) Menurut Kamali, sebudiluncurkan Sop Buntut Bumah menu baru yang diluncurbu Bacem dan baru pertama kan dari Aston Banua Hotel itu kali di Banjarmasin. Sop Bunmerupakan kerja tim. Tanpa tut Bumbu Bacem ini adalah tim dari Chef maka tak akan makanan tradisional khas Inbisa maksimal dalam bekerja. donesia dan Lasagna yang Tim akan selalu mempersiapjuga akan diluncurkan adalah kan menu-menu spesial untuk makanan khas Italia yang supara tamu. “Bahkan kita akan dah familiar di Indonesia. Semua kalangan bisa menikmerencanakan menu barumati makanan khas Italia ini. baru dan kreatif untuk dinikmati para tamu,” ucap Kamali. Daging berbentuk lapisan ini sangat enak dan lezat. “Rasa Diakuinya, pada bulan suci Ramadan terutama saat buka dari Sop buntut ini sangat gupuasa, di Saffron All Day Dirih dan sedikit manis. Menyanning Restaurant Hotel Aston tap Sop Buntut Bumbu Macem Banua selalu kedatangan madan Lasagna dipastikan akan syarakat yang ingin berbuka kenyang dan merasakan keBANJARMASINPOSTGROUP/EDI NUGROHO puasa. Saat bulan puasa, menikmatan luar biasa,” ucap Ka- MENU BARU - Chef Kamali bersama Sop Buntut Bumbu Bacem dan Lasagna Beef khas Aston Banua Hotel & Convention Center, Jalan A Yani Km 11,8, nyiapkan menu-menu buka pu- mali. (ogi) Banjar.

DI antara daya tarik sebuah hotel selain kenyamanan tempat beristirahat adalah makanannya. Departemen Food and Baverage dalam sebuah hotel menjadi bagian penting dalam layananan kepada para pengunjung. Melalui makanan atau minuman yang disajikan dan ‘kena’ di lidah tamu, bukan tidak mungkin membuatnya ingin kembali ke hotel bersangkutan.

Kompak Melayani

3006/B04


Smart Shopping banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Dealer TVS Banjarbaru Luncurkan Apache 200 CC BANJARBARU, BPOST - Dealer TVS Kalsel yang berlokasi di Jalan Trikora Banjarbaru kembali meluncurkan produk baru sepeda motor sport Apache 200 CC. Meski terbilang sebagai pendatang baru, namun keandalan dan fitur teknologi motor ini tak kalah bersaing di kelasnya. Performanya diperkuat dengan sentuhan 10 teknologi terbaru. Tak kalah menariknya, pembelian setiap produk ini akan mendapatkan bonus jaket safety respiro dan helm KYT yang totalnya bernilai jutaan rupiah. Adapun teknologi terbaru yang dibenamkan pada Apache 200 menjadi sensasi bagi penunggangnya. Seperti teknologi O3C (Oil Cooled Combustion Chamber), menghasilkan pendinginan tambahan kepada saluran pembuangan dan di sekitar area busi sehingga menambah performa mesin. Motor ini menggunakan jok split seat with FIP Tech. Pelindung jok menyatu dengan busa, tanpa adanya jahitan. Kepala Dealer TVS Banjarbaru, Muchammad Soleh, menjelaskan saat ini Apache 200 dipasarkan dengan harga Rp 25 juta dengan tiga pilihan warna yakni merah dop, hitam dop dan putih. “Pembelian unit Apache ini bisa cash ataupun kredit. Dan setiap beli Apache mendapat satu jaket respiro

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

30 JUNI 2016

likes: BPost Online

5

Agus Terpaksa Tolak Orderan Pelanggan z Jelang Lebaran Laundry Karpet Kebanjiran Konsumen

BPOST GROUP/SAIFUL AKHYAR

MOTOR SPORT - Sepeda motor sport Apache 200 CC di dealer TVS Kalsel yang berlokasi di Jalan Trikora Banjarbaru, Rabu (29/6). serta helm KYT berkualitas,” ucapnya. Produk TVS lainnya yang bisa dipilih seperti motor matic DASS 110 CC system digital fuel injection, motor bebek Rockz 125 CC, motor sport TVS MAX 125 CC dan TVS MAX semi trail. Semua produk TVS mendapat garansi 3 tahun hingga 5 tahun. Selain itu untuk pembelian produk motor tertentu ada hadiah langsung emas batangan 1 gram dan voucher belanja Rp 300 ribu di luar DP. Pengguna produk TVS tidak perlu kawatir mencari sparepart, karena TVS membuka layanan sparepart onli-

ne. “Cukup hubungi TVS call center bebas pulsa di nomor 08001900700, maka pemesanan sparepart siap dikirimkan tanpa dipungut ongkos kirim atau bisa juga datangi dealer TVS kami di Jalan Trikora Banjarbaru,” ucapnya. Untuk layanan service ataupun perbaikan, TVS juga membuka layanan home service atau servis motor di rumah. Pelayanan home service TVS melalui kontak 05116749313 buka setiap hari pada jam kerja pukul 08.00 Wita hingga pukul 17.00 Wita. Kecuali hari Minggu, pelayanan hanya sampai pukul 13.00 Wita. (sar/*)

BANJARMASIN, BPOST Menjelang lebaran, bisnis laundry karpet banjir pesanan. Bahkan sejak kemarin Kumala Laundry salah satu pelaku bisnis yang menawarkan jasa layanan tersebut menolak order cucian karpet yang reguler. “Sekarang kami tak menerima lagi cucian karpet yang reguler, yang dilayani cucian cepat saja karena banyaknya orderan,” kata Agus, Pengelola Kumala Laundry di Jalan Sutoyo S Gang 20 Ampera Banjarmasin. Tarif yang diberlakukan pun tak sama dengan biasanya. Tarif cuci karpet yang reguler Rp 12.000 - Rp 15.000 per meter persegi, sekarang tarif yang berlaku yang cepat yaitu Rp 25.000 per meter persegi. Untuk layanan jemput pun sementara ini tak bisa lagi dilayani. Order pencucian karpet masih bisa dilayani untuk yang dadakan, diantar langsung ke laundry. Sebenarnya banyak permintaan yang masuk untuk dilayani namun karena keterbatasan waktu dan

tenaga sehingga terpaksa dibatasi, karena khawatir tak dapat mengerjakannya hingga menjelang lebaran. Agus menyebutkan, jasa layanan pencucian sofa dan springbed pun untuk sementara ini juga disetop karena banyaknya orderan cuci karpet. “Mencuci sofa itu selain ribet pengerjaannya perlu banyak waktu,” katanya. Sekarang ini untuk layanan pencucian karpet pun dibatasi, untuk karpet rumahan yang ukurannya tak terlalu panjang. Agus menyebutkan Ramadan ini order cucian karpet meningkat. Lonjakannya begitu cepat sampai 200 persen lebih pada 10 hari terakhir hingga H-4. Dengan tenaga sembilan orang, Kumala Laundry setiap hari rata-rata mampu me-

layani 50 karpet yang ukurannya 2x3 meter. Agus menyebutkan, pencucian karpet tergantung dari pemakaian dan tingkat kekotoran. Kalau dipakai terus dan kotor memang sebaiknya tiap bulan dicuci, tapi kalau tak terlalu kotor bisa tiga bulanan. Namun ada juga konsumen yang mencuci karpet setahun sekali karena mau lebaran. Peningkatan pengguna jasa layanan laundry untuk karpet juga dirasakan oleh Arba Laundry di Jalan Dewi Shinta Banjarmasin. Sejak tangal 20 Juni lalu tak menerima lagi cucian untuk karpet. Seperti diungkapkan Olan, salah seorang karyawannya. Sejak tanggal 20 Juni tak

melayani pencucian karpet, sedangkan layana pencucian bed cover terakhir pada 27 Juni lalu. Sekarang ini yang masih dilayani untuk laundry pakaian saja sampai Sabtu ini. “Hari minggu masih buka tetapi hanya melayani cucian yang telah bersih saja ke pelanggan,” kata Olan. Untuk pencucian karpet normalnya memerlukan waktu sebulan dengan tarif Rp 8.000 - Rp 9.000 per meter persegi, sedangkan layanan ekspres tarifnya dua minggu dengan tarif dua kali lipat tarif normal. Edi pengelola Laundry Leo di Beruntung Jaya mengaku menjelang lebaran pengguna jasa layanannya meningkat 70 persen bulan-bulan biasa. “Tak hanya karpet rumahan, karpet masjid pun banyak,” kata Edi. (drt)

STORY HIGHLIGHTS z Menjelang lebaran, z z z

z

bisnis laundry karpet banjir pesanan. Tarif cuci karpet naik dari biasanya. Untuk pencucian karpet normalnya memerlukan waktu sebulan. Order jasa layanan meningkat 70 persen dibanding bulan-bulan biasa. Tak hanya karpet rumahan yang dilayani, karpet masjid pun banyak.

BANJARMASIN POST GROUP/SUDARTI

CUCI KARPET - Para karyawan Kumala Laundry di Jalan Sutoyo S Gang 20 Banjarmasin sedang mencuci karpet, Senin (27/6).

Kilas Bisnis

Sriwijaya Air Buka Rute ke China

Rupiah Sentuh Rp 13.157 Per Dolar AS

JAKARTA - Maskapai Sriwijaya Air membuka rute terjadwal empat kota di China akhir tahun ini. Sebelumnya Sriwijaya Air telah menerbangi negara Tirai Bambu tersebut secara tidak terjadwal (charter). Senior Manager Corporate Communications Sriwijaya Air Group Agus Soedjono mengatakan, empat kota yang akan diterbangi di antaranya Denpasar-Hangzhou pulang pergi, Denpasar-Nanjing pp, Denpasar-Wuhan pp, dan Denpasar-Changsa pp. Penerbangan tersebut menggunakan pesawat Boeing 737800 NG, berkapasitas 185 seats, dan dilayani satu hari sekali. “Ini salah satu bentuk dukungan Sriwijaya Air dalam menyukseskan kunjungan wisatawan mancanegera ke Indonesia,” kata Agus, Selasa (28/6). (ktn)

JAKARTA - Nilai tukar rupiah masih bertahan menguat di hadapan dolar AS. Pada perdagangan Rabu (29/6) di pasar spot, rupiah diperdagangkan di Rp 13.157 per dolar AS. Rupiah menunjukkan penguatan, mengingat kemarin pasangan USD/IDR masih di kisaran 13.188. Rupiah kemarin menguat sampai 1,22 persen terdorong sentimen pengesahan UU Pengampunan Pajak, sementara efek Brexit mulai mereda. Rupiah di Jakarta Interbank Spot Dollar (JISDOR) yang tercantum di Bank Indonesia hari ini berada di Rp 13.166, menguat dibanding kemarin di posisi Rp 13.256 per dolar AS. Sementara itu, dolar AS juga memang tengah melemah. Bloomberg Dollar Spot Index yang menggambarkan posisi dollar AS terhadap 10 mata uang utama dunia, menunjukkan pelemahan 0,21persen sore ini. (ktn)

3006/B05


6

Tribun Forum

KAMIS

30 JUNI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

"HATI yang penuh syukur, bukan saja kebajikan yang terbesar, melainkan pula induk segala kebajikan yang lain.”

Vaksin (Maut) di Sekitar Kita BOY, tetangga sebelah rumah, bersyukur putranya yang kini berusia 17 tahun bisa tumbuh normal. Bahkan, putranya sejak balita hingga kini hampir tak pernah menderita sakit. Kalaupun sakit, hanya pilek atau batuk biasa. Setelah diberi obat yang pas, putranya yang kini duduk di kelas akhir tingkat SLTA, itu kembali sehat. Ya, Boy patut bersyukur dan tak perlu resah seperti yang kini dialami ribuan orangtua di negeri ini. Kekebalan tubuh putra-putri mereka kini dipertaruhkan menyusul terbongkarnya vaksin palsu. Dan, produk vaksin palsu itu telah didistribusikan ke berbagai wilayah di Tanah Air. Kita di Banua, bersyukur vaksin palsu itu tidak ditemukan di rumah sakit-rumah sakit, klinik atau balai-balai kesehatan. Aparat dinas kesehatan sudah melakukan investigasi, dan tidak menemukan adanya produk vaksin palsu yang diproduksi secara ilegal oleh pasangan suami istri, T dan R, warga Perumahan Kemang Pratama Regency, Bekasi itu. Keduanya memproduksi 12 jenis vaksin palsu –yang umumnya vaksin primer seperti vaksin hepatitis, vaksin BCG, dan vaksin polio BOPV. Vaksin polio, misalnya, selama ini dibutuhkan untuk anak-anak balita. Badan Kesehatan Dunia |(WHO) menilai negara kita telah berhasil mengatasi penyakit polio. Dengan beredarnya vaksin polio palsu tentu saja menjadi persoalan bagi kelanjutan penanganan polio di Tanah Air. Vaksin merupakan bahan antigenik yang sangat bermanfaaat untuk memperkuat sistem imun terhadap suatu penyakit. Namun dengan kasus vaksin palsu ini, muncul pertanyaan, bagaimana kekebalan tubuh anak-anak kita karena selama ini vaksin polio yang disuntikkan adalah palsu? Yang membuat kita tidak habis mengerti penjualan vaksin palsu ini sudah beroperasi sejak 2003 dan sudah tersebar luas. Sekali lagi, sejak 2003. Ini artinya, jika rata-rata pertumbuhan penduduk di Indonesia 1,45 persen atau 4,5 juta jiwa per tahun, dalam kurun waktu 2003 sampai 2015 minimal ada 54 juta jiwa. Jika mereka mampu menyasar 0,1 persen saja, setidaknya ada 54.000 bayi yang sudah mendapat vaksin palsu selama 12 tahun terakhir. Menkes Nila F Moeloek telah meminta orangtua yang anaknya mendapat vaksin palsu kembali diimunisasi. Soalnya, anak-anak yang mendapat vaksin palsu tidak mendapat manfaat kebal terhadap suatu penyakit. Fenomena vaksin palsu telah menjadi kasus besar. Bahkan, Presiden Jokowi menyebut itu sebagai kejahatan luar biasa. Terlepas sanksi yang bakal dihadapi pelakunya, kita mempertanyakan pengawasan selama ini oleh intansi terkait sehingga bisa begitu lama vaksin palsu itu beredar. Bukan tidak mungkin pula peran oknum di rumah sakit memanfaatkan keberadaan vaksin palsu untuk mencari keuntungan pribadi. Dan, ini adalah pekerjaan pemerintah untuk membongkar habis jaringan kejahatan pembuat vaksin palsu. Tentu tidak ingin anak-anak kita dipertaruhkan oleh sebuah kelalaian yang seharusnya tidak perlu terjadi. Asal tahu saja, berdasar data UNICEF, setidaknya 150.000 anak Indonesia meninggal setiap tahunnya, sebelum sempat merayakan ulang tahun ke limanya. Ini tentu penting untuk dicari tahu apakah ada kaitannya dengan vaksin palsu tersebut? Bisa jadi tidak, bisa jadi juga benar adanya. (*)

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail: redaksi@banjarmasinpost.co.id Penerbit : PT Gra ka Wangi Kalimantan SIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) Direktur Utama : Herman Darmo HG (P) Rusdi Effendi AR Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi: Musyafi' Wakil: Harry Prihanto Pj Manajer Peliputan: M Royan Naimi Asisten Manajer Peliputan: M Yamani Pj Manajer Produksi: R Hari Tri Widodo Asisten Manajer Produksi: M Taufik, Agus Rumpoko Manajer Redaksi: H Irhamsyah Safari Redaktur: Elpianur Achmad, Mulyadi Danu Saputra, Anjar Wulandari, Mahmud

M Siregar, Mohammad Choiruman, Aya Sugianto, Budi Arif RH, Syamsuddin, Siti Hamsiah, Ernawati, Mustain Khaitami Asisten: Idda Royani, Alpri Widianjono, Kamardi, Rendy Nicko Ramandha, M Risman Noor Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Eka Dinayanti, Sudarti, Halmien Thaha, Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar, Murhan, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Sofyar Redhani (kabiro), Hari Widodo, Ratino, Salmah Saurin, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi, Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Restudia, Yayu Fathilal, Aprianto, Frans Rumbon, Nurholis Huda, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani, Akhmad Rizky Abdul Ghani, Milna Sari, M Fadli Setia Rahman, Muhammad Elhami. Fotografer: Kaspul Anwar Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima, Imam Wahyudi. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012) Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext. 402, 405 Bagian Iklan: Ext. 113, 114 Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Rungkut Industri III No. 68-70 Surabaya 60293 Telp (031) 841000, Fax (031) 8414024 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 TARIF IKLAN: Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris. Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan 1 Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% Harga Langganan: Rp 75.000/bulan Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

MARCUS TULLIUS CICERO (106-43 SM) Seorang penulis, orator, filsuf, dan politikus Romawi.

NET

Melawan Praktik Kartel Pangan A

IST

M Hendry Setyawan Kabag Penegakan Hukum KPPU Balikpapan

Namun, akan menjadi masalah ketika semua penjual dengan bersamasama melakukan kesepakatan baik tulisan/lisan untuk menaikkan harga suatu produk dengan meniadakan persaingan. Inilah yang disebut kartel, dan hal itu dilarang undangundang.

Dinas Pendidikan Kalsel 363885, 363885, 353913 BANJAR Polsek Gambut 9243900 Kodim Martapura 4721488 Posko BPDB 4721113 RSUD Ratu Jalecha 4769454 BANJARBARU Polres Banjarbaru 2772266 RSUD Banjarbaru 4772380 Polsek Banjarbaru Kota 4772533 Polsek Banjarbaru Timur 7571543 Polsek Banjarbaru Barat 4705210 Koramil Banjarbaru 4772437 RS Syamsudin Noor 4705118

nya, para pelaku usaha/distributor akan bersaing secara sehat (fair) untuk dapat menjual produknya. Namun dengan semakin kecilnya keuntungan yang diperoleh, akibat dari persaingan, mereka berupaya untuk bersepakat dengan para pesaingnya untuk menetapkan harga yang saling menguntungkan bagi semua pelaku usaha/distributor dengan meniadakan persaingan. Apabila perilaku ini terjadi sejak awal produk tersebut diperjualbelikan, maka konsumen tidak akan sadar bahwa produk yang mereka konsumsi merupakan harga kartel (harga tinggi), sehingga konsumen menganggap sebagai harga yang wajar. Seperti kejadian kartel Short Message Service (SMS) yang dilakukan beberapa operator telekomunikasi di Indonesia pada Tahun 2004-2007. Pada 2007 dan sebelumnya, konsumen merasa nyaman dengan harga SMS sebesar Rp 300-Rp 350/kirim, dan merasa harga tersebut adalah harga yang wajar karena semua operator menetapkan harga yang sama. Hingga kemudian dibongkar oleh Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU), diketahui ternyata biaya produksi SMS kurang dari Rp 100/kirim. Kerugian yang dialami para konsumen memang kecil hanya Rp 200, tapi ketika ditotal untuk seluruh konsumen layanan telekomunikasi dengan rentang waktu 2004-2007 diperoleh nilai kerugian konsumen sebesar Rp 2,8 triliun. Dan para pelakunya dikenakan denda Rp 77 miliar. Posisi Tawar Petani Struktur pasar pangan di Indonesia sangat unik, berbentuk seperti jam pasir (dua segitiga saling bertumpu di ujungnya). Dimana dari atas lebar semakin ke bawah meruncing dan kemudian melebar lagi. Para petani padi, tebu, sayur, buah dan komoditas pangan lainnya, jumlahnya

sangat banyak tapi mereka tidak memiliki posisi tawar ketika berhadapan dengan para tengkulak/pengepul yang jumlahnya lebih sedikit. Pada tahap ini para tengkulak/pengepul menjadi penentu harga komoditas pertanian yang dibeli dari para petani yang tidak memiliki posisi tawar dalam proses jual beli. Para tengkulak/ pengepul menjadi oligopsoni, yaitu keadaan dimana dua atau lebih pelaku usaha yang menguasai penerimaan pasokan barang. Ketika komoditas pangan sudah terkumpul, para tengkulak/pengepul akan menjual kepada para pedagang pengecer yang jumlahnya lebih banyak dari para tengkulak/pengepul itu. Para pedagang pengecer juga tidak memiliki posisi tawar terhadap para tengkulak/ pengepul ini, sehingga harga ditentukan oleh tengkulak/ pengepul. Pada tahap ini mereka menjadi oligopoli, yaitu keadaan dimana dua atau lebih pelaku usaha yang menguasai penawaran pasokan barang. Kondisi struktur pasar seperti inilah yang menjadi penyebab para petani tidak pernah merasakan peningkatan kesejahteraan (welfare) meski harga komoditasnya naik di pasar. Para tengkulak/pengepul lah yang akan menikmati kesejahteraan maksimal, karena dia memiliki dua peran, yaitu sebagai oligopsoni yang bisa menentukan harga pembelian dan sebagai oligopoli yang menentukan harga penjualan. Kurangi Kekuatan Pengepul Setiap pelaku usaha/ penjual tidak dilarang untuk menentukan harga jual produknya. Mereka mau menjual dengan harga serendah-rendahnya atau setinggitingginya pun tidak dilarang, konsumen akan dengan sendirinya menentukan penjual mana yang memberikan harga yang murah dengan kuali-

tas yang setara. Namun, akan menjadi masalah ketika semua penjual bersama-sama melakukan kesepakatan baik tulisan/ lisan untuk menaikkan harga suatu produk dengan meniadakan persaingan. Inilah yang disebut kartel, dan hal itu dilarang undang-undang. Kondisi ini diperparah dengan kondisi geografis Indonesia sebagai negara kepulauan, dimana tidak setiap daerah dapat memenuhi semua kebutuhan pangannya. Diperlukan pasokan dari daerah lain dengan penambahan biaya pengiriman. Oleh karena itu, tugas pemerintah akan sangat berat untuk menjaga stabilitas harga pangan, seperti yang saat ini diinstruksikan oleh Presiden Jokowi. Ada beberapa jalan yang bisa dilakukan pemerintah baik pusat maupun daerah berdasarkan analisa struktur pasar komoditas. Pertama, meningkatkan jumlah pasokan dengan cara peningkatan produksi ataupun impor komoditas. Kedua, mengurangi biaya distribusi baik dari sisi panjang jalur distribusi ataupun dari ongkos transportasinya. Ongkos transportasi ini meliputi juga penyediaan infrastruktur jalan dan pelabuhan yang menunjang terciptanya efisiensi biaya dengan segala proses didalamnya. Ketiga, mengurangi kekuatan tengkulak/pengepul dengan cara membuka kesempatan selebar-lebarnya bagi pelaku usaha lain untuk masuk atau pemerintah mendirikan badan usaha sebagai pesaing mereka. Keempat, mengawasi dengan ketat jalur distribusi pangan dari hulu hingga hilir, termasuk letak gudang dan isi gudang penyimpanan. Dan yang paling penting dari semua langkah tersebut adalah tersedianya data yang akurat. Kesalahan data akan berakibat pada kesalahan dalam pembuatan kebijakan. (*)

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 1.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening, fotokopi KTP, dan foto diri. Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih. Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu.

Mohon Diberikan Penerangan Jalan

Sudah Tiga Bulan Tak Berfungsi

BANJAR - Kepada Yth dinas terkait, mohon agar diberikan penerangan jalan di Desa Tungkaran, Kec. Martapura Kota, Kab. Banjar. Pada malam hari jalanan di kawasan itu sangat sepi dan gelap, sehingga rawan tindak kejahatan. Terima kasih. 081952731069

BANJARBARU - Mohon perbaikan lampu PJU di Jalan Taruna Praja Raya Lingkungan RT 42 RW 09 Kelurahan Loktabat Utara, sudah kira-kira tiga bulan ini tidak berfungsi. Untuk kenyamanan semua ini mohon segera disikapi. Terima kasih. 0811502124

TANGGAPAN: TERIMA kasih atas informasinya. Setelah dilakukan pengecekan di lapangan, ternyata pelapor melaporkan PJU tak berfungsi ke pihak PLN dan kini PJU di kawasan tersebut telah berfungsi kembali. Kami mengimbau kepada masyarakat agar dapat melaporkan segera bila ada masalah dengan PJU langsung ke dinas ini atau telepon ke 081348078800 (Hendro) dan 08115128119 (Masrul) dengan informasi yang lengkap. Motto kami, Anda Lapor Kami Layani.

TELEPON PENTING BANJARMASIN PLN Kalselteng 4772520, 4772633, 4772261, 4772564 PLN Cabang Banjarmasin 3359050 PDAM Bandarmasih 3253617 PDAM Intan Banjar 4772061, 4782004 PDAM Barito Kuala 4799013 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjarmasin 4367171, 3360010 Kabupaten Banjar 6292009 Dinas Kesehatan Kalsel 3355661, 4364646 Dinas Kesehatan Banjarmasin 304863, 365177, 304803 Dinas Kesehatan Banjarbaru781588, 781588 Dinas Kesehatan Banjar 721203, 722387

khir-akhir ini kita sering mendengar atau melihat berita dengan judul “Negara harus kuat melawan kartel pangan”, “Kartel pangan berkibar, negara mati pelan-pelan”, dan “Kartel pangan kendalikan harga”. Istilah kartel sering kali muncul di media, yang dituduh sebagai biang keladi penyebab naiknya harga serta kelangkaan barang yang saat ini terjadi di Indonesia. Lalu, apa sesungguhnya kartel itu? Berdasarkan definisi dari komisi persaingan Eropa, kartel adalah sekelompok perusahaan sejenis yang secara bersama-sama menetapkan harga, membatasi produksi atau membagi pasar dan konsumen. Sedangkan berdasarkan komisi persaingan Australia (ACCC), kartel didefinisikan sebagai perjanjian antara perusahaan dengan pesaingnya untuk menetapkan harga, membagi pasar atau membatasi peredaran produk. Perilaku pelaku usaha yang melakukan kartel ini telah dilarang di berbagai negara, karena dampak yang ditimbulkan sangat merugikan. Baik dari sisi konsumen yang memperoleh produk dengan harga yang tinggi, juga produsen baru (new entrant) akan sulit masuk ke dalam pasar. Pilihan produk pun akan terbatas, pasar hanya menyediakan produk dari perusahaan kartel. Untuk mencegah terjadinya kegiatan tersebut di Indonesia, pada 1999 telah dikeluarkan Undang-undang (UU) Nomor 5 Tahun 1999 tentang Larangan Praktik Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat yang didalamnya telah mengatur larangan kegiatan kartel dengan segala variasi bentuknya. Kartel biasanya terbentuk apabila struktur pasarnya oligopoli, keadaan dimana dua atau lebih pelaku usaha yang menguasai penawaran pasokan barang. Pada awal-

Drs H Rustam Effendi MAP Kadis Kebersihan dan Pertamanan Pemko Banjarbaru IST

PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan k keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua k kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui S SMS ke nomor 0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda). Nomor telepon pengirim dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

IST

TANGGAPAN: TERIMA kasih atas informasinya. Perlu kami beritahukan bahwa setelah diperiksa lampu pada Desa Tungkaran, terdapat empat buah lampu yang mati dan saat ini lampu

jalan sudah kami perbaiki. Lampu-lampu pada sekeliling daerah tersebut sudah menyala semua kecuali pintu gerbang, karena belum ada anggaran biaya. Selain itu, kemarin juga ada kerusakan trafo yang mengakibatkan selama lima hari mati lampu, perbaikan lainnya seperti perbaikan laminar pun sudah kami perbaiki. Untuk pemeliharaan PJU bisa segera dilaksanakan untuk perbaikan, tetapi untuk pemasangan baru terlebih dahulu harus dianggarkan di APBD perubahan tahun 2016 atau di APBD tahun 2017 mendatang. Demikian disampaikan Kepala Distamben Kab. Banjar Ir Mursal. Rahmaddin MY Kabag Humas Setda Pemkab Banjar Prov Kalsel

Dua Tahun SKHU Belum Terbit HULU SUNGAI SELATAN - Kepada Yth. Bupati HSS dan Kepala Dinas Pendidikan HSS, kami atas nama orangtua/wali murid SDN Bagambir Kec. Angkinang mau laporan, kalau anak-anak kami yang bersekolah di SD tersebut di atas lulusan tahun 2014/2015 hingga saat ini kurang lebih 2 tahun, SKHU-nya belum diterbitkan pihak sekolah. Padahal anak-anak kami sudah bersekolah di SMP dan MTs yang sudah duduk di kelas 9. Sudah berulang kali ditanyakan ke SDN Bagambir tentang SKHU tersebut, tapi jawabannya selalu belum dan belum, padahal SKHU itu sangat diperlukan di sekolah lanjutan anak-anak kami untuk menghadapi UN tingkat SMP/ MTs, kepada Bapak mohon bantuannya, terima kasih. 081258417788

TANGGAPAN: TERIMA kasih kami ucapkan atas SMS yang saudara sampaikan. Dapat kami informasikan bahwa untuk SKHU di tingkat SD yang ditandatangani oleh kepala SD sebenarnya sifatnya hanya sementara saja sebelum ijazah keluar. Sebab nilai di SKHU sama dengan di ijazah. Dan pembuatan blankonya pun tidak dilaksanakan oleh disdik provinsi sebagaimana halnya SKHU SMP/SMA. Tapi kami dari dinas kabupaten sudah menyampaikan ke sekolah melalui UPT untuk keseragamannya. Walau demikian kami akan segera menindaklanjuti laporan Saudara untuk menjadi perhatian dan dilaksanakan oleh sekolah. Demikian dan terima kasih. Nordiansyah SSos MSi Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten HSS IST


Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SENIN MINGGU KAMIS

18 JANUARI JANUARI 31 30 JUNI 2016 2016

likes: BPost Online

7

TOYOTA

3 unit CRV A/T 2013,11,10 hitam, putih, bunglon. Accord vvtl 2011 greey Harga Nego V.M8089-17/7

3 unit Freed PSD AC Dbl 2013 greey, putih. HRV Prestige A/T 2015 greey Harga Nego V.M8089-17/7

Grand New Avanza Angsuran 3.900 atau DP 23juta angsuran 4,700an Harga Nego V.M7851-10/7

All New Yaris DP ringan dan angsuran ringan Harga Nego V.M7851-10/7

Promo !!! Honda JAZZ MMC 2016 DP 40 jtan Bns variasi + hadiah lsg, R Stock Harga Promo V.8470-31/7

Promo!!! NEW BRIO 2016, Angs. 2jtan/ DP 20jtan bns kcfilm HUPER OPTIC+Variasi. Harga Promo V.8470-31/7

4 unit X Over Th2009,’2010, ’2011. 4 unit Yaris ‘10,’11, ‘12 Putih-Merah Harga Nego V.M8087-17/7

2 unit Brio E Th2014 A/T Merah, Putih. Swift GX A/T 2013 silver Harga Nego V.M8089-17/7

Yaris TRD A/T Th2014. Joke RX 2012. Jazz RS A/T 2014 Harga Nego V.M8089-17/7

Etios Valco & Agya DP 17 jutaan atau New Rush TRD Sportivo & New angsuran 2jutaan Fortuner Harga Nego Harga Nego V.M7851-11/7 V.M7851-11/7

Promo !!! HR-V Special Edition 2016, DP 50 jtan + V-Kool & Full var, R Stock V.8470-31/7 Harga Promo

Promo !!! New Mobilio MMC, Angs 3 jtan + Bonus Full variasi + hadiah lsg V.8470-31/7 Harga Promo

DA ASLI, PROMO BESAR, DPTKN VOUCHER BELANJA 100-500RB HUB: YESTI SP 0813 5118 6899 RAIS 0812 5000 9119

PROMO SPECIAL LEBARAN, DEALER RESMI HONDA TRIO GURU 0813 4862 3579, BBM 2600CAA5 YUDI 0853 8600 3826, BBM 5FBA1934

4 unit Rush TRD Th2013. 4 unit 4 unit New CRV Th’08,’10,’12,’13. Swift GT3, GT2, ST ‘10 / ‘11 4unit Freed PSD Th12/13/09 Pth Harga Nego Harga Nego V.M8087-17/7 V.M8087-17/7 HUBUNGI: HD MOTOR JL Belitung Darat Samping Gg Amal Utama No108 Rt22 Telp 0811514487/0811512535/082153640999 Bjm

HUB : HY MOTOR Jl Sultan Adam Ruko No 3 Banjarmasin HP 08125016535 / 7517732 / 7394472

AVANZA 7 jt bawa pulang Grand new avanza** V.M8152-19/7 Harga Nego

AGYA DP 5jt angsuran ringan Harga Nego

V.M8152-19/7

YARIS DP mulai 16 jtan angsuran FORTUNER angsuran paling ringan ringan V.M8152-19/7 V.M8152-19/7 Harga Nego Harga Nego NEGO SAMPAI DEAL, PELAYANAN MAKSIMAL... HUB: NITHA 0853 9344 6777/08115010188 BB:54C1E08E / DEWI 0811 5010188

2 unit Hnd Mobilio RS & E Th2014 Matic Putih 5 unit Jazz RS MMC ‘13 Pth - Biru V.M8087-17/7 Harga Nego

Toyota Innova Th2006 Rush S Th2007 Picanto Th2007 Karimun th99

Carry 1,5 PU Th 2013 Szk X Over Th2008 Sidekick XPro Th1997

V.M7715-4/7

V.M7715-4/7

Tyt Innova, Avanza, Fortuner, Yaris, Rush, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 Harga Promo V.M7807-9/7

HRV, Mobilio, CRV, Jazz, Brio, Freed, Accord, Civic, City. Ready Stock 2005-2016 Harga Promo V.M7807-9/7

Mbl br ‘16. Avanza, Innova, Fortuner, Rush, Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed V.M7805-9/7 Harga Nego

Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Ftr, PU APV,Ayla, PU Granmax. R Stock 2005-2016 V.M7807-10/7 Harga Promo

Mbl br 2016 : Innova, Fortuner, Avanza, Rush, Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed V.M7807-10/7 Harga Promo

Fortuner, Innova, Avanza, Yaris, Rush, CRV, HRV, Mobilio, Jazz, Brio, Freed, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 Accord, Civic, City. R Stock 2005-2016 V.M7805-10/7 V.M7805-10/7 Harga Nego Harga Nego

Kijang Kapsul Th2003 Kijang Innova Trios TX Th2011 Avanza G Th2005 Th 2012 Kijang Grand Th1994 Jazz ‘05 Matic Carry Futura ST Th1991

SHOW ROOM GALERI MOBILINDO BENUA ANYAR HUB : 085325085413 - 081250938878 081349751985 - 08125123674

HUBUNGI : CV BINA MULIA 085387001995. Jl Sultan Adam Dekat SMA 5 Banjarmasin BISA CASH / KRDT

ISTANA MOTOR BENUA ANYAR 08125123674 - 081349751985 - 085248428234 082220241576 - 085287739127

Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Futura, PU APV, Ayla, PU Granmax. RStock ‘05-’16 Harga Nego V.M7805-9/7

V.M7715-4/7

Djl Innova Q Th.2016 Warna Putih KM 2000 Hub : 081351349623 Harga Nego V.M8304-26/6

Innova pmakaian 05 G Matic TV 3 pjk pjg Komp Bunyamin 1 Km6. 082122845559 Hrg 115jt Nego V.M8313-26/6

Avanza'11 Merah Maron TV, AC Dingin Siap Pakai NO. Progresif 08125023969 Hrg 112jt Nego V.M8339-29/6

V.M7715--4/7

Dijual Avanza G Th2011 silver Bagus Terawat Hub.0811-518-1968 Hrg 118jt Nego V.000-3/7

HONDA

HRV DP 43juta + V-Kool, bingkisan + cashback V.M7735-3/7 Harga Nego

MOBILIO DP 13juta + variasi , bingkisan + cashback Harga Nego V.M7735-3/7

NEW ERTIGA. DP Mulai 15 jtan Atau Angsuran 3 jtan Harga Promo V.000-11/7

WAGON R. DP Mulai 6 jtan. Atau Angsuran 1 jtan Harga Promo V.000-11/7

Ready HR-V DP 43jutaan bonus V-Kool+ karpet dsr + body cover+var special edition Harga Promo V.M7968-12/7

Ready Jazz RS DP 30jutaan, bonus Hoptik + karpet dasar + body cover Harga Promo V.M7968-12/7

Avanza Grand New Pth Htm grey slvr Innova, Fortuner TRD, Rush, Hilux dll Harga Special V.M7788-5/7

CRV,BRV, HRV, All New Jazz RS, H Freed, Mobilio, Brio, Megacary, Futura dll Harga Special V.M7788-5/7 Jazz RS MMC 12 matic abu met velg 18 jok klt Hub 085332626888 V.8386-1/7 Harga Nego

Jazz DP 33juta + variasi, bingkisan + BRV DP 32juta + variasi + bingkisan + cashback cashback Harga Nego Harga Nego V.M7735-3/7 V.M7735-3/7

MEGA CARRY . DP Mulai 12 jtan Atau Angsuran 3 jtan Harga Promo V.7884-11/7

SEMARAK RAMADHAN, HUBUNGI : MAS HARY 0822 5007 9797 ABANG TEGUH : 0853 3261 0606 AA DENY : 0813 4977 0067

PESAN SEKARANG HUBUNGI: MULYA 081348561114 PIN BB 53DBAD0F Harga Terbaik dari Dealer Resmi HONDA

Ready Jazz RS DP 30jutaan, bonus Hoptik + karpet dasar + body cover Harga Promo V.000-30/6

CARRY 1.5 FUTURA. DP Mulai 5 jtan Atau Angsuran 2 jtan V.7884-11/7 Harga Promo

Ready Mobilio DP 11jutaan, bonus Hoptik + karpet dasar + body cover Harga Promo V.000-30/6

Granmax Pick Up, solusi usaha anda DP hanya 6jt gratis kir & kaca film Harga Promo V.M8496-1/8

Ready Mobilio DP 11jutaan, bonus Hoptik + karpet dasar + body cover Harga Promo V.M7968-13/7

Ready BR-V DP 30jutaan bonus Hoptik+ karpet dasar + body cover Harga Promo V.M7968-13/7

JANGAN LEWATKAN PROMO JELANG RAMADHAN NEGO SAMPAI DEAL* WWW.HONDATRIOKALSEL.COM Hub. NOKA 085249492090 BBM 5F40241D

Ayla, subsidi DP hanya bayar 6jt saja angsuran murahhh... Harga Promo V.M8496-1/8

Futura 13 Yaris E13 & S15,Sirion 13, Inova 12 Xenia 14,Terios TX13, Avz G 13,12 Fortun 14 Harga Special V.M7788-9/7

SHOWROOM ANUGERAH Jl A Yani Km5,5 No 405-406 Bjm 081251748989 / 081348309888/ 0511-3258999 Jual Beli Tukar Tambah Baru & Bekas Cash / kredit

AYLA Semua Bisa Di Kondisikan Asal Pian Mau Bersama Daihatsu

GRANMAX PU Semua Bisa Di Kondisi kan Asal Pian Mau Bersama Daihatsu

Beli Mobil itu yang Penting iritnya, hanya di astra Daihatsu bs Dp 4,8 Jt

Beli Mobil itu yang Penting iritnya, hanya di astra Daihatsu bs Dp 4,8 Jt

V.M8006-14/7

V.M8006-14/7

V. M7817- 10/ 7

V. M7817- 10/ 7

Ready HR-V DP 40jutaan bonus V-Kool+ karpet dsr + body cover+var special edition Harga Promo V.000-30/6

Lebaran bersama Daihatsu Xenia Ramadan sale diskon wow !!! Harga Promo V.M8496-1/8

JANGAN LEWATKAN PROMO BERKAH RAMADHAN NEGO SAMPAI DEAL* HONDA TRIO MOBIL BANJARMASIN HUB: PADLY 0852 4681 3999 BBM: 28B5C30A

Terios, Stock terbatas! paling laris dikelasnya DP cuma 8jt saja Harga Promo V.M8496-1/8

HUBUNGI: PUTRI 0813 4860 1347 ECHA 0852 5165 6666 NOVY 0852 4984 2580

HRV Prestige 1.8 Sun rouf 2016 Metic warna putih Hub082151730888 V.M8331-3/7 Harga Nego

Djl Honda CR-V 2,4 Thn 2012,Putih,Km 23 rb,Jarang pakai Hub08125112090 Hrg 290jt Nego V.M8316-1/7

MELLY: 0813 51007 893 RISKY: 0813 3672 6410

ILYAS 081253251411 SAMSUL 081348308529

Ready BR-V DP 30jutaan bonus Hoptik+ karpet dasar + body cover Harga Promo V.000-30/6

CRV ‘13 Pth,Jazz RS ATMrh Pth‘14, Abu2 ‘15 Freed13, Mobilio14, Brio14,15,HRV ECVT 15 Harga Special V.M7788-9/7

AYLA Ibarat Laduman Diskon Ulun Yang Paling Kancang ,cobai Telpon

GRANMAX PU Ibarat Laduman Diskon Ulun Yang Paling Kancang ,cobai Telpon

V.M8008-14/7

V.M8008-14/7

Paket Daihatsu ekonomis ramadan Ayla Dp 4Jtan, angs nego sampe jadi

Paket Daihatsu ekonomis ramadan Ayla Dp 4Jtan, angs nego sampe jadi

V. M7820- 10/ 7

V. M7820- 10/ 7

All New CRV 2.4 Matic 2013 Silver Met velg R20+ audio Hub082151730888 V.M8331-3/7 Harga Nego

DODY: 0821 4801 5115 ABDI: 0813 4939 5009

AHMAD 081250205960 DIMAN 082227567817

All New Jazz Th2014 Matic Hijau Stabilo Km 800 Hub082151730888 Harga Nego V.M8360-4/7 Mudik irit dg Mobil Daihatsu, Ayla cukup Dp 4 Jtan

Mudik irit dg Mobil Daihatsu, Ayla cukup Dp 4 Jtan

V. M7824- 10/7

V. M7824- 10/ 7

AYLA Pakai Ayla !!! Kada Behujan Kada Bepanas DP 4 Jtan Jaaaaaa…

XENIA Pakai Kada Behujan Kada Bepanas

V.M8009-14/7

V.M8009-14/7

YUDA: 0822 51030 734 HERU: 0853 86091 600

PROMO LEBARAN BRIO DP 37jtan/angs 2jtan Mobilio DP 13jtan/angs 4jtan bns var V.000-4/7 Harga Promo

NEW!!! HONDA BR-V 3 baris/7seat, DP 30jtan Prss mdh & cpt bns stok terbts V.000-4/7 Harga Promo

INGAT HONDA INGAT JAMAL 0853 4660 9119 Download aplikasi Dealer Honda Trio 5D4B5515

GANDA 081254370407 YUSUF 085252937637

AYLA DP 4,8jt Angs 2,3 Jt Bebas Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th

GRANMAX PU DP 6,4jt, angs 3,2 Jt Bbs Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th

V.7574-29/6

V.7574-29/6

MITSUBISHI

HUB: PT. ASTRA INT’L- DAIHATSU ROHMAD 085393835387, PIN 26383376 / ADI 081250523678

Stok terbatas L300 DP 14jt. Mirage DP 7jtan / angs 3jtan Hub085251306362 Harga Nego V.000-3/7 Ayla DP 5 juta angsuran 2jt

Xenia DP 8 juta angsuran 4jtan

Ramadhan biar khusu, beli Daihatsu Ayla angs 1 jtaan aja

Ramadhan biar khusu, beli Daihatsu Ayla angs 1 jtaan aja

V M7828- 10/7

V M7828- 10/7

V.M7849-10/7

V.M7849-10/7

SANDY: 0821 54600 336 DEBY: 0823 54477 644

HUB: SALIM 08125054532 / SANI 085256483838 KAMI SPESIALIS DP MRH, ANGSRN MRH/NEGO SAMPAI JADI

APV Mega Carry DP 9jt + bonus Full Var V.M7781-9/7 Harga Nego

PU Carry Futura 1.5 Promo DP 5jt + Bonus Full Var Harga Nego V.M7781-9/7

AGYA DP 5 JT ATAU ANGSURAN 2 JT-AN

AVANZA DP 7JTAN ATAU ANGSURAN 3JTAN

V. M7588- 30/6

V. M7588- 30/6

DPTKAN PELAYANAN TERBAIK, SALES RESMI SUZUKI BILY 0813 5103 3291 / 0813 4936 9772 /PIN BB 238A930A

ETIOS 19 JT, RUSH 20 JT, YARIS 16 JT HUB : 082154023015/081251745567

Mits. L-300 Box Th 2010 Tgn 1 pjk pjg Asli DA sgt terawat. Hub 0853 4751 8238 Harga Nego V.M8188-1/7

Promo Ramadan !!! HR-V DP 40jtan bns vkool+accesoris / stock terbatas!!! V.000-3/7 Hrg Kekawanan

Promo Ramadan !!! Honda Mobilio DP 7,3jt full accesoris / stock terbatas!!! V.000-3/7 Hrg Kekeluargaan

AYLA Pian Handak Nukar Mbl ??talipun Kami Haja Sanaklah !! Tdk Akan Kecewa

GRANMAX PU Pian Handak Nukar Mbl ?? talipun KamiHajaSanaklah!!TdkAkanKecewa

AYLA Tak Ada 2 Nya Anda Pasti Puas, telpon Kami Ya….cantik Dan Gesit

GRANMAX PU Tak Ada 2 Nya Anda Pasti Puas ,telpon Kami Ya….cantik & Gesit

AYLA Butuh Mobil ?? Hub Kami Ganteng,muda ,jujur Dan Cepat

GRANMAX PU Butuh Mobil ?? Hub Kami Ganteng,muda ,jujur Dan Cepat

V.M7999-14/7

V.M7999-14/7

V . M8002- 14/ 7

V.M8002-14/7

V.M8012-14/7

V.M8012-14/7

Dptkn Pelayanan & HARGA Terbaik se Kalimantan Selatan DHIAN HONDA 0812 5132 6666 / BBM: 5BB1506B

NOVRI 085240595533 FIKRI 081251040904

ANIN 082148830966 / YEYEN 082154176789 SOFIA 082175937219

ILHAM 081348319699 HARI 082351529999 Mitsubishi T120 SS Th1994 Hub 081357897797 V.7886-11/7 Harga 25jt Nego

AYLA Hub Kami Uang 4 Jt Bisa Jadi Mobil Daihatsu

TERIOS Hub Kami Uang 4 Jt Bisa Jadi Mobil Daihatsu

V.M8004-14/7

V.M8004-14/7

Mitsubishi PU L-300 Th2015 Hitam Kanzai orsnl pajak baru Hub 0811519323 Harga Nego V.000-29/6

AGUS 081351152777 ELY 082155600585

SUZUKI

Dijual Jimny Jangkrik 1982 dbl gardan full modifikasi Hub 081253514567 Hrg 32,5jt Nego V.M8414-1/7

Djl Szk APV Arena GX Th.2012, Silver, Pribadi,KM Rendah Hub081348555908 Hrg 100jt Nego V.M8199-27/6

X Over 2013 manual abu2 (grey) orisinil mls istmw 085250518339/081346398640 V.M8414-28/6 Harga Nego

TOYOTA

Suzuki Karimun Kotak Th2006 Hitam istimewa siap pkai Hub081258423615 V.M8334-28/6 Harga 72jt Nego

Avanza Th 2011 Abu Abu Met, pjk baru perpanjang, Asli Bjr 081349639318 V.000-1/7(ktr) Harga Nego

Tyt Agya G/MT 2015 Biru pjk panjang kond istimewa Hub0813.3677.6549 V.000-2/7(ktr) Hrg 102jt Nego C/K

Toyota Fortuner Th2011 G Lux Matic Hitam Hub 082151730888 Harga Nego V.M8358-4/7

Dijual cepat Dump truck 125 ps th 2013 bs take over Hub 081253514567 V.M8385-1/7 Hrg 235jt Nego 2 Unit Avanza G 2015 akhir MT silver kond istimewa Hub 0813.3677.6549 V.000-26/6 Bersambung kehalaman Hrg 165jt Nego C/K

8 ...


8

Tribun Jual Beli

KAMIS RABU

30 JUNI 20162016 13 JANUARI

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Sambungan dari Halaman 7 ...

KIA

New Kia Picanto ‘13 Manual Putih Pajak baru kond mls sp pkai Hub 08125003461 Harga Nego V.M8327-2/7

DAIHATSU

Granmax D Th2013 Silver Metalik istimewa Hub 0811503331 Harga Nego V.M8543-4/7

Dijual Daihatsu Pick Up Espass Th2002 & Th2004 Hub:085100460088 Harga Nego V.M7843-9/7

FORD

Djl Feroza Th95 Hijau abu2,pjk hidup, pakaian pribadi Hub082250038188 Harga 44jt Nego V.M7866-27/6

Djl Escape 2005 Hitam,tgn pertama, Siap Pakai terawat. Hub:0811519975 Harga 85jt Nego V.M8347-28/6

Over Kredit Ford Fiesta Th.2013,Wrn Biru,Pakai Tombol Hub.085390909494 V.M8174-26/6 Hrg 120jt Nego

Jual Fiesta Th2011 Manual Type Trend Warna Putih pjk br Hub085347719008 V.M8192-29/6 Hrg 145jt Nego

Daihatsu solusimu, Ayla Dp 4jtan, Proses cepat, mobil diantar

Daihatsu solusimu, Ayla Dp 4jtan, Proses cepat, mobil diantar

V. M7826- 10/ 7

V. M7826- 10/ 7

CANDRA: 0813 47363 053 INDRA: 0821 4432 0007


Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id

BANJARMASIN

FILTER AIR

TANAH DIJUAL

JASA

Water Filterindo Agen Pmsngn Depo Air Minum Harga Mulai 16jt Cash/Krdt,Srvce & Prlngkpn Lkp Djamin Trm Order Dlm & Luar Kota 082153112499/085249581433/ 085386680001, BB:291E300C.

Dijual Tanah di Jl A Yani km 12,200 pggr jalan L.31,8m2,P.352,5m2 SHM Hub. Ayu 3360088 HP 08125 118198

BANGUNAN ARDI LAS mlyni pemb.trlis, cnopy, baja ringan, pagar, plafon, mngrjkn Allumbond,dll.081351742554/085 102136307 B00030.2016M8249-3

RENTAL Mandiri Rent Car Mbl Avanza, Pajero, Triton,Fortuner 4x4 bs sw hrian,bln 085101513019/0813502 30076 B00001.2016M8205-3

PASHA RENTAL BJM Mnywkn Khss Avanza Hrian/Mggn/blnn pakai Spr/ Non Spr. 085106070040 B00402.2016M8268-3

VERA RENT Menyewakan innova 2016, fortuner, avanza. Hubungi 0811508748,bs melayani wilayah Surabaya B00664.2016M7606-3

SERVICE BINTANG TEKNIK spesialis pnggln serv,bngkr/pasang AC, rmh/ktr, kulkas,m.cuci & jual beli AC & TV baru/ bks.085102761825/08125172 7781 B00001.2016M8420-5

DANY TEKNIK mnrima pnggiln srvice AC,Bngkr psg AC,Kulkas,msin cuci&Jual Beli AC Hub.0821517 26676 B00127.2016M8079-3

MUTIARA AC Mlyni:Servis AC Pasang/Bongkar psg AC,Perbaikan AC&CCTV.Hub:085246528168/ 085332146705 B00001.2016M8054-3

Permata AC Js Pnggl Service AC Bngkr Psg prbkn Isi Freon, Jual Beli Ac Br, skn&Rsk 082159322386 B00427.2016M8167-3

TEKNIK ELEKTRONIK Mnrm Pnggl prbaikn TV,LCD,LED,PLASMA,DVD 085249862129/085100406535/ 08152115733 B00091.2016M7691-3

LAIN-LAIN Anda ingin jualan tiket Pesawat palng murah sedunia! Menjual tiket dgn hrg 50% dibwh hrg pasar tp msh bs untung 10% lbh (Bjm-Jkt) cuma 300rb Hub 081351400581 B00001.2016M8121-3

MOBIL DIJUAL HONDA Mobilio RS Th2016 bulan 2 merah tua mutiara msh mulus spt baru. Hub.085100355700/082153010 185 B00001.2016M8538-3

ISUZU Jual salah satu Isuzu Panther Pick Up 2001 & Pather Loyal 1998. Hub:085100460088 Harga Nego B00062.2016M7853-3

PAKAIAN LAIN-LAIN Mnrm psnn kaos olahraga, srgm sklh, ssrngan, batik,topi,dasi,jilbab, toga,sprei RS & Htl HUB 0822 82817455 B00001.2016M8121-3

PERLENGK.RT FILTER AIR

B00671.2016M8490-6

LAIN-LAIN CV.Mulia Jaya Sakti distrbutor RakGudang & prlngkpn Rak Mini Market.Hub.Jl.Pramuka Km.6 Rt.8No.2A (0511)3274398/085100 7700365 B00119.2016M8440-4

B00554.2016M8049-3

Tnh kav Perum SHM siap bangun promo Lebaran 8,5jtan Angs.168rb/ bln Hub 081336679990/ 08125511 9929 B00750.2016M8340-3

JUAL RUKO Dijual Ruko Jalan Simpang Ulin Ukuran 4 x 20m Tanpa Perantara Hubungi : 082353241118 B00001.2016M8447-3

PROPERTI RUMAH DIJUAL BU dijual 1 unit Kmr Condotel di Aston. Type Deluxe Lt.12,L.33,6m2 A.Yani Km.11,8 Banjar,700jt/nego. Hub.081349397825/087816751 953 B00001.2016M8405-4

Dijual Rumah Pinggir Jalan Saka Permai Belitung Laut Tanah Ukrn 15x40 Hub.081348682006 B00001.2016M8119-3

Djl cpt Jl.Pramuka (Tembus Km.6) Komp.Rahayu Pembina 3 (Sentra 3), harga 550jt nego. 081348593 535

Djijua Ruko 2 pintu Jl.Sutoyo S No.128 Rt 43 Bjm. HP.08121611 8899 B01041.2016M7962-3

JUAL SEWA RUKAN.Jl.Buncit Ady Patra 3.Harga 1M & 60jt Truk bisa sampai depan Rukan. 0851004 60088 B00062.2016M7836-3

ALAT BERAT DIJUAL/DISEWAKAN Dijual / direntalkan Exc.Hitachi ZX200. Hubungi 08115005 B00661.2016M8302-3

BANJARBARU

B00001.2016M7923-3

Djl rmh Bangunan Cor Permanen T50,T70 DP Nego Jl.Sungai Lulut Pesona MJ Perdana I. 08134868 2006 B00001.2016M8115-3

Digadaikan/djl rmh Komp AMD Blok H1/38, selama 2th hrg nego. Dikontrak pemiliknya lg minat Hub 085248806806

JASA RENTAL IDAMAN RENTAL BJB mlyn jam2an, hrn,blnn,drpng,antar jemput bndr 085103336428/0811507287/0853 47321790 B00939.2016M8501-3

LOWONGAN KERJA

B00001.2016M7058-5

RUMAH DIKONTRAKKAN/

LAIN-LAIN

KOST

Rmh Mkn baru di BJB, mncri koki brpnglmn masakan nusantara,yg brminat dtg lgsg. Akbar 0817203 321

HOMESTAY PERSADA MAS.A.Yani km 8;Mulai 1,5jt/Bulan. AC+Water Heater+TV+Dapur Hub:081254 966638 B00001.2016M8284-3

Kost Mgg/Bln Fas Lkp+Perabot WC Dalam AC TV Kbl Komp.Dharma Jl.A.Yani Km 5 08115181081/08115 13877 B00001.2016M8063-3

Kost Puteri Mulia(BARU).Mnrima Karyawati/Mhsiswi Fas:Tiap Kmr 1KmrMnd/WC,SpringBed+Lmri Pkaian,Prkir Luas.Jl.Sultan Adam Pondok Merpati No.9 Hub:0812541 61818 B00335.2016M8434-5

Rumah Jl.Sultan Adam Komp. Taekwondo Jlr IV No.83 Bjm. Hub.082151727925 B00001.2016M8272-3

TANAH DIJUAL Djl cepat Tanah Jl.Handil Bakumpai Manarap Baru Ukuran 10x24,SHM No1501 Rp.70 Jt/Nego Hub:08582 8168766 B00001.2016M8511-3

Djl tnh Jl.A.Yani Km.12 lebar 39 panjang 325 nego hub 08135152 5511 B01072.2016M8046-3

Dijual tanah 300m 2 Jl.S.Adam Komp.Madani Jalur 2 harga 510jt. Hub.081347056593/081345101 988 B00001.2016M8142-3

GLOBAL FILTERINDO. Spclist Depo Air Isi Ulang, Water Treatment, UVRO(Reverse Osmosis),Alkaline BioMineral/Energi,Ozon,Extra OKSIGEN O2 Std DEPKES RI, Byk Bns S.part Lkp. Hrg Mulai 16jt Cash/Krdt. Hub : 0511-3268289/0816212136/ 0811503331 PIN BBM: 24C5336D

Djl. tanah L.±11 Ha lok.Komp.Asdi Karya Km.9 Bjm,hrg.nego. Hub.085 252818811

B00706.2016M8487-8

B01072.2016M8044-3

B00001.2016M8300-3

Tnh Jl.Gubernur Soebarjo (Lingkar Selatan) ±2KM dr pelabuhan uk.37 X 50m, harga nego. Hub 08135152 5511

B00001.2016M8374-3

PROPERTI SEWA RUKO Dikontrakan Ruko Nomor 1 dari Jalan A. Yani Km.30,9 (seberang Zipur) Banjarbaru. Hubungi 0821 51727925 B00001.2016M8270-3

Dikontrakkan Ruko 2Lt Jl.Jeruk Bjb 10jt/tahun min.3th bisa juga per th 15juta Hub 082150100 5 69 B00001.2016M8462-3

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

KAMIS RABU

30 JUNI 2016 2016 13 JANUARI

9


Tribun Jual Beli

RABU 10 KAMIS

30 20162016 13 JUNI JANUARI

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

BANJARMASIN

Djl rmh mwh&tnh pinggir Jl Raya Km8,5 Abuk 08125153418 / 081348807335 Jani NoSMS TP V.M7071-11/7(ktr) Harga Nego

Djl cpt Jl Pramuka (tembus Km6) komp. rahayu pembina 3 (sentra 3) 081348593535 V.M7935-12/7 (ari) Hrg 550jt Nego

Djl murah lok strtgs 50m dari Jl K Tangi (samp Gdg Wnt) Hub081251369456 Harga Nego V.M8535-23/7 (Ktr)

Djijua rumah Jl.Wildan Sari Lt195M²,LB 168M² Hub 08134833321 V.M7538-30/6(hasfi) Hrg 350jt Nego

Djl Rmh T.42-45-54-70 Komp.Green AA Jl.Belitung Darat Gg.AA V.M8229-22/7 Hrg Mulai 300jt Nego

Djl T.160 3KM 3KT Jl.Melati Indah/ Komp Bumi Melati Indah RAY 10 (Pramuka) V.M8229-22/7 Hrg 1,2M Nego

HUB RIYAN : 081253533568 / 082153550015

BANJARBARU

Djl rmh Gg Hidayah Inayah samp SMP 16 Km6. 081351989962/081250080115 Hrg 185jt Nego V.M8207-24/6(ktr)

Djl rmh Jl.Bumi Mas Raya LT.200 M² Lb120 M², 4KT, 2KM, AC Hub:081258987888 V.M5324-30/6(ktr) Hrg 900jt Nego

Djl Rmh Citraland Full Furniture Lt10x 20m² 4KT 2KM 4AC. 081350221951 V.M8067-18/7(hasfi) Harga Nego

Dijl Komp. PersadaMas Jl BM Asri Barat I Lt150/100, 4KT, 2KM Hub08123007717 V.M7988-26/6 (Ktr) Hrg 750jt Nego

Djl Ruko 2LT 2Unit Uk.4,5x20 Jl.Mesjid Jami (Samp.Alfamart) 082110840900 V.M6919-20/7 (Ktr) Harga Nego

Dijl Rmh Jl Malkon Temon Komp Polri Rt24 Hub 085248545949 V.M7868-18/6 (Ktr) Harga Nego

Dikont Rmh Fas lkp Jl RO Ulin Komp Pondok Kopi Bjb Hub085249699099 V.M8475-4/7 (Rian) Harga Nego

Djl Rmh Jl.Pramuka Komp.BPA Blok B No.1 LT.221M² Hub : 082157198752 Harga Nego V.M8346-17/7 (ktr)

Djl tnh + Bgnn P23m L 20m SHM,Kamp Gedang Gg.Samanhudi.085820442778/05116747037 Harga Nego V.M7881-11/6(atie)

Dijl Ruko Jl Pangeran Hidayatullah Banua Anyar Hub 081347231527 Harga Nego V.M7331-24/6 (Ktr)

Djl rumah Jl Cempaka VI uk10x20m2 Hub 0511-4365164/082251944950 TP Harga Nego V.000-23/6(ktr)

Rmh Siap Bngn T65/45 Jl H Basri (samp Unlam) Ko mp Kidaung Kav 082149702218/082112001786 Hrg dari 340jt Nego V.M7363-24/6 (ktr)

Jual/sewa Rukan Buncit Indah Ady Patra 3 Truk bs sampe dpn 085100460088 Harga Nego V.M7339-24/6 (mety)

Djl Toko Jl.Taruna Praja Raya Fas: SHM, IMB,PDAM,listrik 900w 081349558970 Hrg 325jt Nego V.000-24/6(dayat)

Djl rmh 2Lt 4KT Lb.180 Komp.Griya Pemurus Indah. Hub.085101597151 V.M8211-27/6 (zalvi) Hrg 600jt Nego

Djl cpt Perum Surya Sakti 14x14+isinya 3kt 3km 2 garasi Hub 081250136009 V.M8052-23/6(Ktr) Hrg 675jt Nego

Kntrkn rmh Km 8,4 Komp.Rina Karya Blok Asoka KT3 LB90 Hub081351625987 V.M8198-11/7(zalvi) Harga Nego

Dswkn ruko uk 4,5x13 Jl.GunungSari No20 Strategis Hub 082254069557/082255153505 V.M7680-3/7(ktr) Harga Nego

Jual/sewa Jl Sutoyo S Pondok Indah Blok 3 Lt,245m,Kt4,Km3,1AC 085347719008 Hrg 590jt Nego V.000-17/6(alam)

Dijual rumah di Jl Wildan Sari RT 42 No.20 Bjm. Hub. 081251766448 V.M8343-28/6(zalvi) Harga Nego

Dijl Cpt T150 KT4 Komp Permata Bunda C24 Sei Ulin Bjb 081348617499/087851811046 V.M8058-20/6 (dyt) Hrg 270jt Nego

Dswkan Ruko 3 LT. Jl. KS. Tubun Sbrng Indomaret. Lksi strtgs 081805445373 V.0001-30/6 (wahyu) Harga 45jt Nego

Rmh T36/140 di Jl Mahligai Pal 7 dkt Bunyamin 3 Hub 0816974939 V.0001-15/5(ktr) Hrg 215jt Nego

Djual Rmh baru T.50 Lt 80m2 Jl Padat Karya Benua Anyar Hub 081349313000 Hrg 220jt Nego V.0001-30/11(hdn)

Ovr krdt T42 SHM LT.9,6x19 Di Grha Maha tama (Lewat Flyover) Hub085733115555 Hrg 177jt Nego V.0001-30/5 (ktr)

BANJARMASIN H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

Ovr krdt Komp Karya Budi Utama Raya III No23 Rt12 Blok C Km7,9 Hub085248936774 Harga 60jt Nego V.0001-15/4(ktr)

Dijl Rmh T36+dapur 2Kt Jl Manarap Km8 Gg H Usdar Hub 085349537999 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 150jt Nego

Dijl cpt T82 Kt2 Km2 Bjb Jl Tarunapraja 3 dkt PLN BPG& JPOK 081250019972 Hrg 270jt Nego V.0001-15/6(hmd)

Dijl/Over krdt T72 Lt15x12 Jl Setia Komp Djl/ovr krdt Jl Pdt Karya Komp Perdana Purnama Km7 Hub081251300950 Mandiri Blok G Jlr 6 No118.081253990662 V.0001-15/6 (Ktr) Hrg 150jt Nego Hrg 230jt Nego V.0001-12/1(metty)

HARGA DIATAS 300 JUTA

Djl Cpt Rmh pinggr jln Jl Simp Tangga Rt37 No.1 Jlr 1A Lt15x25 Hub085248806806 V.0001-30/5 (Ktr) Hrg 1,35 M Nego

Dijl Kost 22 Kmr samp Gdng Wnt 40m dr Jl Utama Ktangi Hub081251369456 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 850jt Nego

Djl cpt T100 Jl. S Adam Komp. Taekwondo Permai Jlr 13. 081351511334/081251607770 V.0001-15/6(hdn) Hrg 915jt Nego

Djl Jl Pramuka Komp Rahayu Pembina 3 No4 Rt32 Hub 082270811000 V.0001-31/5 (ari) Harga 1M Nego

Djl rmh 2lt 3kt 1km Lt100m2 Jl Malkon Temon Djl rmh+prbtn,3KT,3KM,3AC,SHM,Komp. Komp Buana Permai. 082153029994 Rina Karya Km.8,2 Hub081348394001 V.0001-15/4(hasfi) Hrg 400jt Nego V.0001-31/5(hfz) Hrg 775jt Nego

Dijl/dikontRmh14Kmr1Ktr lkp JlDarmabudiKo mp Darma praja bs TT mbl/rmh 085248806806 V.0001-30/6 (ktr) Hrg 5,5M Nego

Rmh Lt300 Lb240 Jl HM Yusuf jlr 2 no42 Pondok metro indah KTangi 082159897060 V.0001-30/4(alam) Hrg 1,1M Nego

Dijl/digadai Rmh Komp AMD Blok H1 No38 T36+ sdh renov Lt keramik 085248 806806 TP V.0001-30/6 (ktr) Hrg 350Jt Nego

Dijl Kost2an 19 kmr Komp K Tangi 1 Jlr 3 Lt256m+70m Blkg Ged Wnt 085248806806 V.0001-30/6 (ktr) Hrg 1,5M Nego

Dijl Ruko Jl Gerilya dpn Graha Mahatama no6 2Lt dikont foodmart 082352549222 V.0001-7/6 (hafiz) Hrg 1,2M Nego

Djl Jl. S Adam Komplek Mahligai (simp 4 Malkon Temon) kmr 3 Hub 085215702666 V.0001-15/6(hdn) Hrg 475jt Nego

Djl cepat T100 Jl A Yani Km 8 Komp Ratu Asri 3KT 2KM TP Hub 081350222429 Hrg 620jt Nego V.0001-31/5 (wahyu)

Djl cpt Ruko 2 lt Jl.Sulawesi Psr Lama Bjm Jual cpt rmh baru Jl S Adam Komp Madani fas listrik air pdam Hub 08125103136 Jlr 2 LB 120m 3KT 2KM 082155716876 V.0001-15/6(hdn) Hrg 875jt Nego V.0001-15/6(hdn) Hrg 1,3M Nego

Djl di Bunyamin Residence Blok B/74, LB100,LT144 SHM/TP 081349555553 V.0001-15/4(metty) Hrg 575jt Nego

Djl cpt T120+Isinya Jl.S.Adam Komp.S. Adam Permai C2 No34. 082154292342 Hrg 575jt Nego V.0001-15/4(ktr)

Djl Rmh Lb80 Lt116m² Jl.Angsana 9 Rt22 No.15 Kayutangi Bjm 082156190486 V.0001-15/6(ktr) Hrg 375jt Nego

BANJARBARU - LANDASAN ULIN HARGA DI ATA S 300 JUTA

Djl ruko Jl M Cokrokusumo Bjb Lb4x16 Lt7x35+20x30m2 Hub 082351434707 V.0001-15/6(hafiz) Hrg 1,8M Nego

Dijl Rmh Lt13x15m2 Kt2 Km2 Jl P Suriansyah Gg Sawi No55 Bjb Hub082154381226 Hrg 400jt Nego V.0001-15/4(ktr)

MARTAPURA

H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

Dijl Tnh + Gdng L700m2 SHM siap pakai Jl A Yani Km 21 Jl Sriwijaya 081938262766 Harga 1M Nego V.0001-15/4 (mety)

Rumah Komp.BPI Bjb Lb100 Lt126. SHM Hub081313099099 Hrg 250jt Nego V.0001-31/5(dyt)

Dijl cpt BU Toko Jl Taruna Praja dpn Komp Djl rmh + toko 2,2 pintu sp,pakai lok: pinggir Sahara uk4x10 SHM IMB 081349558970 Jl Sekumpul Mtp 08115129749 tdk sms Hrg 700jt Nego V.0001-30/5(hsi) Hrg 260jt Nego V.0001-3/5 (ktr)

HARGA DI ATA S 300 JUTA

T36 Lt10x15 dpn Komp.IndrasariPermai2, 085249894593/081348820999/5B184702 Hrg 300jt Nego V.0001-15/5 (rian)

Djl rmh Kontrakan 5 Pintu Martapura hasil 2,5jt/bulan Hub085251708550 Hrg 500jt Nego V.0001-30/5 (rian)


Tribun Borneo banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

30 JUNI 2016

likes: BPost Online

11

Advertorial

Bupati Keliling Pasar Temui Pedagang BUPATI Kabupaten Tapin, Drs HM Arifin Arpan MM, yang dikenal senang blusukan ke masyarakat, Rabu (29/6) siang mengunjungi Pasar Baru Keraton di Kota Rantau untuk memantau harga sembako menjelang Idulfitri 1437 Hijriah pada awal Juli mendatang. Para pedagang sempat kaget melihat kedatangan Bupati Arifin didampingi Wabup Sufian Noor, Sekda H Rahmadi, Kajari Rantau Anik Anifah, Ka-

disperindag Arifin Noor serta pejabat lainnya. Namun kemudian ada yang rebutan salaman, ada yang minta disinggahi dan ada juga minta dibeli dagangannya. Meskipun bulan puasa, mantan ketua DPRD Tapin itu kuat berkeliling pasar. Banyak pedagang yang disinggahi dan diwawancarai bupati terkait harga sembako. Di antaranya pedagang sayur, pedagang ayam, pedagang daging, pedagang makanan dan

pedagang ikan laut. Bupati yang banyak meraih penghargaan lokal dan nasional itu sempat membeli gula merah betangkup beberapa biji. Sekitar Rp 100 ribu bupati mengeluarkan uang. “Dari silaturahim saya dengan para pedagang, dapat saya simpulkan sementara, harga sembako naik 10 persen menjelang Lebaran,” tutur bupati. “Insya Allah setelah hari raya nanti, harga sembako normal kembali,” pungkas dia. (*)

BANJARMASIN POST GROUP/M ELHAMI

TINJAU LONGSOR - Pihak BPDB dan Dinas PU Balangan meninjau longsor di Desa Maradap.

Warga Diminta Waspada Longsor Parah di Desa Maradap

BANJARMASIN POST GROUP/IBRAHIM ASHABIRIN

NGOBROL - Bupati Tapin Drs HM Arifin Arpan MM dan rombongan berbincang dengan satu pedagang di Pasar Keraton Rantau, Rabu (29/6).

PARINGIN, BPOST - Hujan deras yang melanda Kabupaten Balangan beberapa hari lalu, tak hanya berdampak banjir di Kecamatan Batumandi, namun juga longsor di Desa Maradap, Kecamatan Paringin Selatan. Longsor terjadi di tepi jalan lintas Kabupaten Balangan. Tak banyak yang mengetahui dan tak ada korban jiwa atau pun bangunan yang terdampak, sebab lokasinya jauh dari permukiman warga. “Nah saya tidak tahu persis kejadiannya seperti apa. Yang jelas, saat saya lewat longsor sudah ada. Kayaknya gara-gara hujan deras kemarin itu,” kata Suria, seorang warga, Rabu (29/6). Pihak Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Balangan bersama Dinas Pekerjaan (PU) Balangan, kemarin langsung ke lokasi longsor. Pantauan BPost di lapangan, titik

longsor berada di tikungan, sehingga pengguna jalan harus ektra hati-hati saat melintas. Terlebih pada malam hari yang minim penerangan. Kerusakan diperkirakan sepanjang 10 meter, sedangkan kedalaman sekitar 8 meter. Tak hanya bagian tepi, sebagian badan jalan juga tampak merekah. Kepala BPBD Kabupaten Balangan, Alive Yoesfah Love menjelaskan, longsor kali ini murni karena faktor alam, yakni hujan deras yang cukup lama. “Kami menduga longsor terjadi berbarengan dengan banjir yang di Batumandi. Kan kejadiannya Minggu, Senin kami mendapatkan laporan, hari ini baru bisa memantau ke lapangan,” tutur dia. Menurut Alive, untuk penanganan sementara BPBD dan PU sudah memasang pita sebagai tanda hati-hati. “Kita berkordinasi dengan PU agar secepatnya dilakukan peren-

canaan pembangunan perbaikan. Soalnya secara umum tingkat kerusakan cukup parah. Kami juga meminta masyarakat untuk lebih berhatihati melintas di jalan ini,” ujar Alive. Secara terpisah, Kabid Bina Marga PU Balangan, Cecep Ruswantoro mengaku baru mengetahui longsor tersebut saat wartawan koran ini menanyakan.

Namun menurut dia, masalah perbaikan jalan akibat longsor memang wewenang bidang Bina Marga. “Terima kasih informasinya. Soal perbaikan, akan kami survei ke lapangan untuk melihat tingkat kerusakan,” ucap Cecep. Setelah survei, imbuh dia, akan diteliti oleh konsultan ahli, baru dilakukan perencanaan dan tindakan selanjutnya. (elh)

STORY HIGHLIGHTS z Bersamaan banjir di Kecamatan Batumandi, terjadi longsor di Desa Maradap, Kecamatan Paringin Selatan z Kerusakan diperkirakan sepanjang 10 meter, sedangkan kedalaman sekitar 8 meter z Selain tepi jalan, badan jalan juga terdampak z Tak ada korban jiwa atau pun bangunan roboh z BPBD dan PU Balangan sudah meninjau lokasi z Mereka juga memasang garis tanda hati-hati z Bidang Bina Marga PU Balangan menyatakan segera menyurvei lokasi

3006/B11


12

Tribun Borneo

KAMIS

30 JUNI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Lintas Banua Anam

Kopi 2013 Masih Dijual AMUNTAI - Petugas Satuan Polisi Pamong Praja bersama staf Disperindag HSU melakukan inspeksi mendadak ke tiga minimarket di Kota Amuntai untuk melakukan pemeriksaan produk kedaluwarsa, Rabu (29/6). Hasilnya, banyak makanan yang lewat expired date, tetapi masih dipajang. “Biasanya sales tidak mau membawa barang kedaluwarsa kalau jumlahnya masih sedikit. Dia menunggu banyak untuk memudahkan pembuatan laporan,” kilah satu pemilik toko. Dia juga mengaku selalu melakukan pengecekan barang. “Kalau ada yang kedaluwarsa langsung kami sisihkan, tidak dijual,” tambah dia. Noriansyah, Kasat Penertiban Satpol PP HSU, mengatakan, dari tempat yang didatangi, semua masih me-

BANJARMASIN POST GROUP/RENI KURNIA WATI

CEK BARANG - Satpol PP HSU merazia produk kedaluwarsa. majang produk kedaluwarsa. “Malah ada minimarket yang masih memajang kopi bubuk yang kedaluwarsa tahun 2013,” ungkap dia. Barang tersebut didata dan diminta tak dipajang lagi.“Saat ini kami tidak mela-

kukan penyitaan. Kami akan melakukan pengecekan lagi pada waktu yang tidak terduga. Kalau masih ditemukan barang kedaluwarsa, maka kami tindak sesuai perda yang berlaku,” tegas Noriansyah. (nia)

Perusahaan Wajib Kirim Laporan THR BARABAI - Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Sosial Kabupaten Hulu Sungai Tengah mulai membuka pos pengaduan masalah tunjangan hari raya, Kamis 30 Juni 2016 hari ini. Pos tersebut bertempat di halaman kantor mereka di Barabai. Karyawan yang belum menerima THR dari perusahaan tempatnya bekerja, bisa melaporkan ke pos pengaduan tersebut. Kepala Bidang Tenaga Kerja, Disnanertransos HST, Noor Aini, menjelaskan, pembukaan pos pengaduan tersebut sesuai dengan surat Kementerian Tenaga Kerja, yang mewajibkan perusahaan membayarkan THR paling lambat 20 Juni lalu. “Kami sudah kirimkan surat ke seeluruh perusahaan. Baik perusahaan bersifat industri, jasa keuangan dan perdagangan,” kata Aini. Dia menyebutkan, sesuai surat Kemenaker RI, kewajiban manajemen perusahaan melaporkan pembayaran THR-nya kepada disnakertransos paling lambat 10

3006/B12

ILUSTRASI/ANGSAONLINE.COM

hari pascalebaran. Laporan pembayaran THR, imbuh Aini, juga wajib dilampiri tanda terima dari karyawan bersangkutan. Sampai kemarin, baru Bank Mega yang melaporkan pembayaran THR-nya ke dinas tersebut. Aini pun berharap, 59 perusahaan lainnya segera menyerahkan laporannya. (han)

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Utara Tabalong Kaya Bijih Besi TANJUNG, BPOST - Termasuk daerah yang kaya sumber daya alam, membuat Kabupaten Tabalong menjadi incaran banyak perusahaan. Saat ini ada tiga koorporasi besar yang bercokol di Bumi Sarabakawa. Mulai dari PT Pertamina yang memanfaatkan kandungan minyak, PT Adaro Indonesia yang bergerak di pertambangan batu bara dan PT Conch yang memproduksi semen. Sebelumnya, sempat tersiar kabar akan ada investor yang masuk untuk membangun pabrik baja. Itu karena selain ada kandungan minyak, batu gamping dan batu bara, ternyata di bawah tanah Tabalong juga ada kandungan bijih besi. “Dulu memang ada informasi itu, tetapi sudah lama,” kata Kepala Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Tabalong, Imam Fahrullazi. Karena itu, dia mengaku tak tahu pasti kenapa sampai sekarang masih belum perusahaan baja yang berdiri Hanya saja, menurut Imam, untuk di wilayah Tabalong dipastikan ada terdapat bahan baku untuk bisa membangun perusahaan baja. “Kalau bahan bakunya ada aja,” ujar dia. Bahkan saat ini sudah ada perusahaan yang memegang

LOKASI KANDUNGAN BIJIH BESI DI TABALONG z z z z

Kecamatan Kecamatan Kecamatan Kecamatan

Jaro Bintang Ara Haruai Upau ILUSTRASI/ VIBIZNEWS.COM

Izin Usaha Pertambangan (IUP) untuk melakukan penambangan bijih besi. IUP tersebut sudah masuk pada tahapan eksplorasi dan satu fase lagi sudah bisa berproduksi. Berdasar data yang ada, wilayah yang banyak terdapat kandungan bijih besi berada di bagian utara Tabalong. “Lokasi yang banyak kandungan untuk bahan baku perusahaan baja itu ada di wilayah Kecamatan Jaro dan Kecamatan Bintang Ara,” sebut Imam. Sementara itu, Kepala Bappeda Tabalong, H Erwan, mengatakan, sejak dia menjabat tidak pernah ada masuk rencana pembangunan

pabrik baja. “Selama saya di bappeda belum ada masuk usulan untuk membangun pabrik baja,” kata Erwan. Dia melanjutkan, apabila memang ada investor yang ingin mendirikan pabrik baja, maka sesuai RTRW lokasinya berada di Kecamat-

an Upau dan Kecamatan Haruai. “Untuk industri besar berbahan baku sumber daya mineral logam dan non-logam ada di kawasan industri Saradang di Kecamatan Haruai dan Desa Kaong Kecamatan Upau,” beber Erwan. (dny)

STORY HIGHLIGHTS z z z z z

Selain minyak bumi dan batu bara, Tabalong kaya akan bijih besi Wilayah yang banyak kandungannya di utara Bumi Sarabakawa Karena itu, sempat tersiar akan berdiri pabrik pengolahan baja Sayang hingga kini tak kunjung terealisasi Namun, saat ini ada perusahaan yang memegang Izin Usaha Pertambangan z IUP tersebut sudah masuk pada tahapan eksplorasi dan satu fase lagi sudah bisa berproduksi.


Tribun Borneo banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

likes: BPost Online

13

Tambak Warga Banjir Lumpur

ADVERTORIAL

BANJARMASINPOSTGROUP/MAN HIDAYAT

PAKET LEBARAN

- Anggota DPRD Tanahmbu Hj Hamsiah SE (keempat dari kanan) foto bersama dengan para ibu saat pembagian paket lebaran.

Bukti Perhatian Hj Hamsiah kepada Pendukung SEBAGAI anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanahbumbu, Hj Hamsiah SE memiliki perhatian yang cukup terhadap warganya. Itu dibuktikan dengan menggelar pembagian sembako kepada semua pendukungnya yang mengantarkannya menjadi wakil rakyat. Perempuan yang berasal dari daerah pemilihan (dapil) 3 meliputi Kecamatan Angsana dan Satui ini, membagikan sebanyak 1.500 paket lebaran kepada pendukungnya. Hj Hamsiah SE memang dikenal dermawan dan selalu memberikan santunan kepada keluarga anggotanya yang tergabung di Partai Nasional Demokarasi (Nasdem). Bahkan dia tak segan mengeluarkan dana pribadinya. “Berkat rahmat Allah yang maha kuasa dan kepercayaan masyarakat saya bisa terpilih sebagai wakil rakyat. Semoga dengan diberi kepercayaan sebagai anggota DPRD Tanbu, saya bisa menjalankan amanah rakyat,” katanya. Hj Hamsiah yang terpilih sebagai anggota DPRD Tanbu sejak 2014 lalu ini mengaKU, bekerja demi kepentingan masyarakat. Menurut Sekretaris Komisi II DPRD Tanbu ini, sembako itu dibagikan kepada pendukung dan yang sudah berhak mendapatkan kartu O250 dari Partai Nasdem. Pembagian sembako dilaksanakan di dua tempat yaitu di Gedung Wahana Bersujud, Desa Sungai Danau, Kecamatan Satui dan di rumah anggota dia yakni di Jalan Provinsi RT 6 Desa Sungai

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

30 JUNI 2016

Danau. Adapun isi paket lebaran itu di antaranya satu liter minyak goreng, satu kilogram gula pasir, sirup satu botol, kecap, kue lebaran satu bungkus dan mihun. Bila ditotal jumlahnya nilainya sekitar Rp 70 ribu. “Saya berusaha membagian paket lebaran setiap tahun kepada para pendukung. Sebab terpilihnya saya sebagai anggota dewan tidak bisa dilepaskan dari dukungan mereka,” ujarnya. Dalam melaksanakan tugasnya sebagai anggota dewan, dia selalu berpatokan pada program Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah ( RPJMD) Bupati Tanbu Mardani H Maming. Demi kepentingan masyarakat dan pembangunan di Tanbu. Karena sebagai bupati muda yang berkinerja bagus untuk daerah Tanbu, sehingga terakomodasi pembangunan dan keinginan masyarakat untuk bersama-sama membangun daerah. Hj Hamsiah, merupakan perempuan yang aktif berorganisasi. Sebelum terpilih sebagai anggota dewan, dia menjabat sebagai Ketua IWAPI Tanbu periode 2012 - 2017. Pernah menjabat sebagai Ketua Koperasi Wanita Satui, Ketua Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Satui, pembina seluruh majelis taklim kecamatan satui, pembina seni karawitan Setio Laras, pengawas Yayasan Arrasyid dan pernah menjadi nara sumber forum kekuatan politik perempuan. Bahkan pernah menjadi Ketua Pansus DPRD Tanbu pada 2015. (hid/*)

Limbah Batu Bara Cemari Perkebunan PELAIHARI, BPOST- Sejumlah kelompok tani perkebunan karet di Desa Pandansari Kecamatan Kintap, Kabupaten Tanahlaut, mengeluhkan aktivitas pertambangan batu bara di tempat mereka. Itu karena tanah buangan hasil kerukan pertambangan batu bara itu membanjiri areal perkebunan karet milik warga setempat. Julak Ajuk, warga Desa Pandansari mengaku sudah tiga tahun menunggu inisiatif pemilik lahan pertambangan batu bara itu untuk membicarakan kerusakan tanaman karet miliknya seluas dua hektare dan tanaman karet tetangganya. “Namun belum ada niat baik dari pihak perusahaan yang beraktivitas di sekitar perkebunan karet kami. Makanya saya meminta Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Tanahlaut mengecek analiasa kami bahwa karet kami gagal panen karena tercemar limbah OB tambang batu bara,” katanya. Tak hanya itu, tambak ikan nila sekitar 20 ribu ekor dan bantuan PT Arutmin 5.000 ekor gagal dipanen karena air lumpur itu masuk ke tambak ikan miliknya. Kepala Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Tanahlaut, Riadi mengaku memerima keluhan warga petani karet di Desa Pansansari. “Tapi saya usulkan agar permasalahan itu bicarakan di tingkat desa dan kecamatan. Apabila buntu baru ke kabupaten. Takutnya kita turun

yang klaim hanya sebagjan petani tak semuanya,” ujar Riadi. Sedangkan, Camat Kintap, Masturi dikonfirmasi mengaku belum mendengar adanya keluhan petani karet di Desa Pandansari. “Segera kami melakukan pengecekan dan saya akan menanyakannya ke kepala desa. Justru saya baru dengar keluhan ini,” ujarnya. (tar)

ILUS: BPOST/FUAD

z Desa Pandansari Kecamatan Kintap

z Sekitar 20 ribu ekor ikan nila dan bankeluhkan pertambangan batu bara tuan PT Arutmin 5.000 ekor ikan gagal dipanen z Limbah batu bara mencemari perkebunan karet dam tambak ikan z Badan Lingkungan Hidup Kabupaten

Tanahlaut mengaku memerima keluhan

z BLHD minta agar permasalahan itu

bicarakan di tingkat desa dan kecamatan

Dirut PDAM Mengaku Kecewa KOTABARU, BPOST - Setelah lama menunggu, Direktur PDAM Kotabaru Noor Ipansyah akhirnya meluapkan rasa dan kekecewaannya. Luapan rasa kecewa itu cukup beralasan, karena beberapa bulan setelah diresmikannya empat instalasi kota kecamatan (IKK) atau SPAM (sistem pengelohan air minum) hingga kini belum juga dioperasikan. Empat SPAM IKK yang belum dioperasikan adalah IKK Sungai Durian, Pulaulaut Barat, Hampang, dan Pudi. Padahal pengoperasian empat SPAM tersebut sangat diharapkan masyarakat untuk memenuhi kebutuhan air bersih. “Masyarakat terus menuntut segera dioperasionalkannya IKK itu, karena kebutuh-

an air bersih sangat vital bagi mereka,” kata Noor Ipansyah, Rabu (29/6). Ipansyah mengatakan, selain berharap empat KK segera dioperasionalkan, dia juga meminta agar empat KK tersebut untuk biaya operasionalnya dibantu anggaran pemerintah daerah. Dia menyontohkan IKK yang sudah beroperasi seperti IKK Serongga, Kecamatan Kelumpang Hilir dan IKK Cantung, Kecamatan Kelumpang Hulu, menjadi beban bagi PDAM induk, karena biaya operasional di masingmasing IKK terus disubsidi PDAM induk. Menurutnya, dengan terbebaninya perusahaan induk menjadi indikator kondisi keuangan di PDAM induk tidak sehat. Apalagi tarif air yang dikenakan sangat rendah

dibanding tarif seimbang. Sebagaimana tergambar dari hasil audit BPKP 2014-2015. Dia mengatakan, jika operasional empat SPAM IKK kembali akan dibebankan ke PDAM induk,. Maka dampaknya sangat memengaruhi stabilitas perusahaan induk secara kesuruhan. “Tarif dasar PDAM Kotabaru saat ini sangat murah dibandingkan seluruh PDAM di Indonesia,” jelasnya. Rahman, warga Lontar, Kecamatan Pulaulaut Barat, Kotabaru mengatakan sangat berharap IKK setempat segera dioperasikan. “Sebagai warga yang memerlukan air bersih, pasti sangat berharap. Buat apa juga dibangunan kalau tidak bisa dimanfaatkan,” pungkasnya. (sah)

Lintas Pesisir Pipanisasi Banjarbakula Disetop PELAIHARI - Proyek pipanisasi air bersih PDAM Banjarbakula yang melintas di wilayah Kecamatan Batibati, Kabupaten Tanahlaut, disetop sementara. Penyetopan itu untuk mempermudah arus lalu lintas di jalan provinsi dari Desa Banyuirang hingga Desa Gunungraja, Kecamatan Tambangulang. Informasi diperoleh penimbunan pipanisasi PDAM Banjarbakula di Kecamatan Batibati dikeluhkan warga. Itu karena bekas galian penimbunan pipanisasi tidak padat. Akibatnya, truk angkutan berat yang parkir di sisi Jalan Provinsi kerap amblas dan berakibat kemacetan lalu lintas. Tak hanya itu, manuver alat berat yang menggali tanah untuk meletakan pipanisasi itu membuat jalur provinsi di Desa Ujung dan Desa Ujungbaru mengalami buka tutup satu jalur. Bupati Tanahlaut, Bambang Alamsyah mengatakan, proyek pipanisasi yang melintas di Kecamatan Batibati hingga di Desa Padang adalah proyek PDAM Banjarbakula. (tar)

3006/B13


14

Tribun Borneo

KAMIS

30 JUNI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Mobil Bulog Keliling Pasar Persediaan Beras Aman Hingga Akhir Tahun KUALAKAPUAS, BPOST Persediaan beras di Kualakapuas, Kalteng, menjelang hari Raya Idulfitri 1347 hijriah dan sesudah Lebaran, masih tersedia aman. Bahkan, persediaan beras di Kota Air Kapuas ini, sampai akhir tahun terbilang cukup aman dan mampu memenuhi kebutuhan masyarakat. Sementara, untuk harga beras masih standar yakni berkisar sekitar Rp 8.000 per kilogram. Beras yang dijual seperti beras jenis medium. Kepala Divre Bulog Kapuas, Bahtera Pinem yang ditemui di lokasi pasar murah, Rabu (29/6) mengatakan, pihaknya memiliki cadangan beras yang cukup hingga akhir tahun. Beras-beras tersebut berada di dalam gudang, yang mana apabila ada yang membutuhkan, seperti operasi pasar, pihaknya tinggal mendrop ke lapangan. Dikatakan Bahtera, pada Mei 2016 hingga ramadan ini, jajarannya sudah menjual beras ke beberapa kecamatan, khususnya di pasar kaget atau operasi pasar. Beras tersebut dijual dengan harga di bawah harga pasar. Tujuannya untuk membantu masyarakat yang membutuhkan beras hingga daya belinya terjangkau. Setiap hari, mobil Bulog berkeliling mencari hari-hari pasar tertentu dengan menjual beras untuk membantu kebutuhan masyarakat. “Kemudian, saat Ramadan dan pasar murah, kami membuka stand di pasar wadai Ramadan di Jalan Maluku dan berpartisipasi

Ramadan dan pasar murah, kami membuka stand di pasar wadai Ramadan di Jalan Maluku dan berpartisipasi menjual beras di pasar murah sembako di depan Polsek Selat Kota Kualakapuas BAHTERA PINEM Kepala Divre Bulog Kapuas menjual beras di pasar murah sembako di depan Polsek Selat Kota Kualakapu-

as,” kata Bahtera. Untuk beras medium yang memang terus banyak masyarakat Kapuas dan sekitarnya, dijual dalam satu sak berukuran 5 kg dengan harga Rp 45 ribu. Di tempat yang sama, Disperindag dan UMKM Kapuas menggelar pasar murah untuk umum. Barang yang dijual berupa gula pasir, tepung, minyak goreng, susu kental manis, sirup maupun Sprite dalam satu kemasan. Barang tersebut dijual dengan harga di bawah harga pasar, seperti gula pasir Rp13 ribu per kilogram, minyak goreng maupun jenis yang lain. Sekretaris Disperindag dan UMKM Kapuas Anang Antin mengatakan, gelaran pasar murah di hari terahir ini tidak melibatkan dari PKK Kapuas, namun atas kerjasama dengan Disperindagkop Provinsi Kalteng. (jd)

STORY HIGHLIGHTS z Persediaan beras menjelang Idulfitri 1347 hijriah aman z Bahkan, sesudah lebaran dan hingga akhir tahun juga aman z Beras standar dijual Rp 8.000 per kilogram (beras jenis medium)

z Bulog Kapuas memiliki cadangan beras cukup hingga akhir z z z z z z z

tahun Beras-beras tersebut berada di dalam gudang Jika dibutuhkan, Bulog siap mendrop ke lapangan Mei 2016 hingga Ramadan ini persediaan lebih dari cukup Bulog juga jual beras ke beberapa kecamatan Bulog sediakan harga khusus di pasar kaget atau operasi pasar Setiap hari mobil Bulog berkeliling ke pasar tertentu Dijual dalam satu sak berukuran 5 kg dengan harga Rp 45 ribu.

Cair Lima Hari Sebelum Lebaran KUALAKAPUAS, BPOST Aparatur Sipil Negara (ASN) yang dulu disebut PNS dalam waktu dekat akan menerima gaji ke-13 pada awal Juli 2016. Sedangkan gaji ke-14 sudah dicairkan sebelumnya. Dengan begitu, semua ASN di Kabupaten Kapuas tidak harap-harap cemas lagi. Kepala Badan Kepegawaian Daerah(BKD) Kapuas, Sinday, Selasa (28/6) mengatakan, sebelumnya pihak BKD sudah mencairkan gaji ke-14 untuk Tunjangan Hari Raya (THR). Sedangkan untuk gaji ke-13 akan dicairkan pada 1 Juli atau lima hari sebelum Lebaran. Disebutkan Sindai, untuk gaji ke 14 hanya diperuntukkan bagi ASN yang aktif saja sedangkan nantinya pada tanggal 1 Juli nanti akan di berikan bagi seluruh ASN dan purna tugas(pensiunan), tentunya ini tentu sangat membantu bagi pegawai yang akan merayakan hari Raya Idulfitri. Dia berharap, kepada seluruh ASN agar lebih lagi meningkatkan kinerja dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Gaji ke-14 dan gaji ke-13 diberikan pemerintah sebagai bentuk perhatian atas pengabdian selama ini. Untuk disampaikan kepada seluruh ASN agar jangan sampai terlambat kembali untuk bekerja seperti biasanya. Dia pun berharap, tidak ada lagi menambah waktu libur cuti bersama saat Lebaran nanti yang sudah ditetapkan pemerintah. “Bagi ASN untuk kembali bekerja seperti biasanya setelah lebaran dan jangan menambah libur, karena sudah diberikan waktu libur atau cuti bersama yang cukup panjang. (jd)

SIMAKTPDAM09,BLOGSPOT.COM

ILUSTRASI

3006/B14

BANJARMASIN POST GROUP/JUMADI

BELI BERAS BULOG - Beberapa warga membeli beras di stand Bulog Kapuas pada gelaran pasar murah di Jalan Maluku Kota Kualakapuas, Kalteng, Rabu (29/6).

Bersyukur Tak Ada Gerakan Radikalisme KUALAKAPUAS, BPOST – Beberapa anggota Intelkam Polda Kalteng melakukan kunjungan silaturahmi ke kediaman Wakil Ketua Pimpinan Daerah (PD) Muhammadiyah Kabupaten Kapuas, H Kamarudin, Selasa (28/06). Kedatangan anggota Polda Kalteng tersebut didampingi anggota Polres Kapuas dan disambut hangat H Kamarudin beserta sejumlah Pengurus PD Muhammadiyah Kapuas lainnya. “Kami mohon maaf Pak H Masrani, Ketua PD Muhamadiyah Kapuas tidak dapat menerima secara langsung karena dalam pengobatan di rumah sakit,” ucap Kamarudin menyambut kedatangan rombongan Polda Kalteng. Ini merupakan kunjungan kedua setelah sebelumnya pihak Polda Kalteng juga sempat berkunjung pada Senin (20/4) untuk membahas mengenai prilaku radikalisme, terorisme serta ISIS yang ada di masyarakat. Pada kesempatan itu, Eko salah seorang anggota Polda

Kalteng menyampaikan maksud kedatangan mereka. Selain untuk silaturahmi sekaligus bertukar pendapat. “Pada kunjungan kali ini, kami mendatangi semua tokoh agama serta tokoh masyarakat yang ada dalam rangka membahas mengenai radikalisme, terorisme serta ISIS yang ada di lingkungan masyarakat serta meminta pendapat,” katanya. H Kamarudin pun mengatakan, Muhammadiyah sangat menerima baik serta setuju atas sikap tegas dari pihak kepolisian atas penolakan radikalisme, terorisme ataupun ISIS. “Dalam Islam semua tindakan tersebut harus ditolak karena membunuh sangat berat dosanya,” ucapnya. Dia juga mengaku, Muhammadiyah yang memegang teguh amar maruf nahi mungkar yaitu untuk mengarahkan masyarakat ke arah yang lebih baik, sangat menyambut baik kerja sama dengan aparatur negara dalam menjaga keamanan serta ke-

ISTMEWA

INTELKAM

- Wakil Ketua PD Muhammadiyah Kapuas H Kamarudin didampingi sejumlah pengurus lainnya menerima kedatangan anggota Intelkam Polda Kalteng dan anggota Polres Kapuas dalam silaturahmi.

sejahteraan masyarakat. “Penting adanya ta’aruf atau saling kenal mengenal, sehingga tidak ada kesalahpahaman. Sejauh ini, tidak ada perilaku dari masyarakat yang mengarah kepada radikalisme, terorisme atau ISIS,” katanya. Dikatakan Saifuddin, Wakil Ketua dan Sidik, Wakil Sekretaris PD Muhammadi-

yah Kapuas, memang perlu adanya ta’aruf untuk saling mengenal lebih dalam organisasi tersebut. “Dalam organisasi Muhammadiyah tidak ada perilaku yang mengarah kepada radikalisme, terorisme ataupun ISIS, cenderung masyarakat Muhammadiyah memilki sifat nasionalisme yang tinggi,” katanya. (jd)


Tribun Kronika banjarmasinpost.co.id

Inspirasi dari Islandia z Sambungan Hal 1

Lokasinya di depan hotel masyhur, Hotel de Villa di kawasan La Marais, Montparnasse, Paris. Setiap negara berlombalomba menawarkan keunikannya. Mereka diberi fasilitas sebuah kontiner berukuran sekitar 70 meter persegi, yang disulap menjadi paviliun negara untuk menarik minat pengunjung. Swedia, misalnya, menjual sensasi dingin di negaranya dengan menyimpan sebongkah es besar di dalam ruangan. Tagline mereka “a warm welcome to a cold place”. Para pengunjung yang masuk direkomendasikan memakai selimut karena dipastikan menggigil di ruangan bersuhu minus lima derajat celcius tersebut. Turki menawarkan kopi hitam pekat mereka yang legendaris. Salah satu kopi terbaik dunia itu diberikan secara cuma-cuma. Inggris mempromosikan negaranya sebagai tuan rumah festival musik. Taglinenya”England Rock!” Tetangganya, Wales membangga-banggakan salah satu putra terbaik mereka,

Program Hamil z Sambungan Hal 1

lima tahun lalu. “Paling kaya atur-atur masa subur aja sih. Doain aja ya biar cepet isi,” ucap Zaskia seraya tersenyum. Zaskia dan Irwansyah resmi menikah pada 15 Januari 2011 dengan konsep pernikahan khas Padang. Keduanya membantah jika anak angkat yang selama ini diasuh keluargannya untuk

Buah Amal z Sambungan Hal 1

orang yang melakukannya. Kebaikan yang dilakukan seseorang akan berbuah dan kembali kepada pelakunya. Begitu juga perbuatan tercela akan berbuah dan menimpa kepada pelakunya. Allah berfirman, “Kalau kamu berbuat baik, sebetulnya kamu berbuat baik untuk dirimu. Dan jika kamu berbuat buruk, berarti kamu telah berbuat buruk atas dirimu pula”(QS. Al-Isra’/17: 7). Sementara dalam ayat Alquran lainnya disebutkan, “Maka barang siapa mengerjakan kebaikan seberat dzarrah, niscaya dia akan melihat (balasan)nya. Dan barang siapa mengerjakan kejahatan seberat dzarrah, niscaya dia akan melihat (balasan)nya.” (QS. Al-Zalzalah/99: 7-8). Ayat-ayat di atas sangat jelas menyatakan keterkaitan antara prilaku dengan hasil yang akan diperoleh. Perbuatan yang baik akan berbuah kebaikan, dan perbuatan buruk juga berbuah keburukan. Hanya saja kapan dan seperti apa buah dari semua perbuatan itu diperoleh, orang tidak bisa mengetahui secara pasti. Sebagian bisa diprediksikan sebagian lain hanya Allah yang mengetahui. Dalam Islam, setiap perbuatan setidaknya memuat

epaper.banjarmasinpost.co.id

Gareth Bale, dengan memasang foto besar penyerang Real Madrid tersebut. Demikian pula Polandia memajang foto Robert Lewandowski. Lantas apa yang diunggulkan Islandia? Paviliun mereka terbilang paling sederhana, sebuah rumah berkesan hangat dengan dinding warna cokelat, dan putih, serta hamparan rumput hijau. Di sebelah rumah, masih di hamparan rumput hijau itu dipasang dua papan informasi bertuliskan huruf besar “Inspired by Iceland”. Inilah yang ditawarkan Islandia: kejaiban dari sepak bola yang sungguh menginspiratif. Papan informasi itu menyajikan data Islandia hanya berpenduduk 330 ribu orang. Dari jumlah itu, 33 ribu bermain sepak bola secara reguler, namun hanya 23 ribu pernah terdaftar di klub, dengan rincian 15 ribu pemain sepak bola laki-laki dan 3 ribu pemain kategorinya dewasa (di atas 17 tahun). Dari tiga ribu itu, hanya seratus pemain berstatus pemain profesional. Artinya, ribuan lainnya pemain amatiran. Hebatnya, dengan kekuatan hanya 100 pemain profesional itu mereka bisa

mendepak runner-up Piala Dunia 2010, Belanda untuk bisa berlaga di Prancis. Kemudian di Piala Eropa ini mereka menahan raksasa Portugal 1-1 serta Hongaria 1-1, kemudian menekuk Austria dan Inggris dngan skor sama, 2-1. Langkah fenomenal tim berjuluk”Our boys” yang jadi negera terkecil pertama yang pernah ke perempatfinal Piala Eropa ini memang sangat inspiratif. Selain jumlah pemain sangat terbatas, cuaca ekstrem, mereka punya musim kompetisi tersingkat di dunia; hanya lima bulan dari Mei sampai September. Stadion didesain tertutup agar nyaman dipakai menghindari angin dan salju, juga masih harus dilengkapi penghangat ruangan raksasa. Dengan segala keterbatasan itu mereka akan menantang juara dunia 1998, Prancis di perempatfinal Piala Eropa 2016 di Stade de France, 4 Juli mendatang. Selain punya obyek wisata berupa cuaca ekstrem, dan pemandian air panas alami sebagai penawar dingin, serta taman nasional Thingvellir yang membeku, Islandia ternyata punya daya tarik lain, yakni sepak bola. (tribunnews/den)

‘pancingan’ kehamilan pada dirinya. Irwansyah mengaku, anak angkat yang bernama Rizky itu telah diasuhnya sejak beberapa tahun lalu. “Nggak (pancingan). Anak itu keponakan yang memang dari kecil kita sudah kita rawat,” ujar Irwansyah ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (28/6). Zaskia mengaku bingung mengapa informasi soal anak angkatnya itu baru mencuat sekarang. Itu se-

benarnya sudah lama. Kenapa baru heboh sekarang? Itu sebenarnya foto sudah 6 tahun yang lalu,” kata Zaskia. Kakak kandung Shireen Sungkar ini menjelaskan, sudah kenal Rizky sejak mereka belum menjadi sepasang suami-istri. “Anak itu sudah kita asuh dari aku pacaran sama Irwan. Sebenarnya yang angkat mama-nya Irwan sudah lama,” pungka Zaskia. (tribunnews)

dua dimensi, yaitu dimensi batiniah dan dimensi lahiriyah. Dimensi batin suatu perbuatan terkait niat dan ketulusan seseorang dalam mencapai ridha Allah. Niat dan tujuan perbuatan yang akan dinilai benar adalah semata-mata tulus karena Allah bukan karena balasan atau pahala. Sejauh mana ketulusan seseorang kepada Allah ketika dia berbuat sesuatu, baik itu ibadah maupun aktivitas sosial, hanya Allah dan yang dia sendiri yang tahu. Ketulusan niat menentukan sah dan tidaknya suatu perbuatan di hadapan Allah. Kadar niat tulus juga akan menentukan buah perbuatan yang akan diperolehnya. Dimensi lahiriyah suatu perbuatan tampak dari bentuk, instrumen, dan ditujukan kepada siapa perbuatan itu dilakukan. Ambil contoh, sedekah. Orang bersedekah terlihat bagaimana cara bersedekah, harta benda apa dan berapa yang disedekahkan, dan siapa saja penerima sedekah (orang miskin dan anak yatim). Riya Buah dari suatu perbuatan akan diperoleh tatkala seseorang mampu memadukan dimensi batin dan lahir secara bersamaan dalam satu kesatuan. Nabi Muhammad SAW menganjurkan kaum muslim memperbanyak amal kebajikan, utama-

nya pada bulan Ramadan seperti saat ini. Karena pada bulan ini Allah melipatgandakan buah kebaikan yang diperbuat hambaNya, sebagian ditampakkan secara langsung sebagian lagi diperlihatkan pada saat yang dirahasiakan. Kendati sudah sangat diyakini buah dari perbuatan baik akan kembali kepada pelakukanya, namun si pelaku tidak boleh mengharap balasan atas kebaikan itu dari orang lain. Pelaku hanya boleh berharap pahala kebaikan dari Allah saja. Dalam bahasa agama, orang yang berbuat baik semata-mata mengharap balasan orang lain ini disebut riya. Riya pada dasarnya adalah sikap yang mengorientasikan segenap perbuatan (ibadah) kepada sesama manusia atau kepada selain Allah. Para ulama mendefinisikan riya adalah menginginkan kedudukan dan posisi di hati manusia dengan memperlihatkan berbagai kebaikan kepada mereka Karena itu, riya dianggap sebagai sifat yang dapat merapuhkan nilai ibadah dan perbuatan yang diperbuat seseorang. Rapuh nilai dalam arti tidak ada jangkar spiritual yang dapat menambatkan hati kepada Allah. Allah hanya akan memberi balasan kepada para hamba yang tulus mengharap ridha-Nya. (*)

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

30 JUNI 2016

likes: BPost Online

15

Pertarungan Tim Paling Tumpul z Sambungan Hal 1

gol. Polandia tak mampu mencetak lebih dari satu gol di setiap pertandingan. Sedangkan Portugal baru meraih satu kemenangan, yakni atas Kroasia di babak 16 besar. Pelatih Fernando Santos meminta anak asuhnya tidak perlu memainkan sepakbola cantik di fase gugur. “Kami selalu ingin bermain cantik seperti yang kami lakukan di fase penyisihan. Tapi cara itu bukanlah cara yang harus selalu digunakan untuk memenangi pertandingan di fase gugur. Hal itu yang kami lakukan saat melawan Kroasia,” kata Santos. Polandia dan Portugal menurut catatan UEFA pernah saling berhadapan 10 kali.

Korban Tewas Bertumpukan z Sambungan Hal 1

orang dan 239 orang terluka. Sebanyak 13 orang di antara korban tewas adalah warga negara asing dan 109 korban luka sudah diperkenankan pulang. Diperkirakan ada tiga teroris dalam insiden tersebut. Dua orang pengebom bunur diri beraksi di dalam terminal internasional dan seorang lagi di tempat antrean parkir. Mereka mengenakan rompi berisi rangkaian bom. Seorang saksi mata, Sue Savage saat itu mendengar suara rentetan tembakan yang diikuti ledakan bom. Dia kemudian bersembunyi di sebuah tempat ibadah, dan pindah ke toilet pria bersama seorang wanita lainnya. Mereka baru keluar 30

Meledak Ketika WNI Sudah... z Sambungan Hal 1

pelajar yang pulang ke Indonesia untuk menikmati libur musim panas. Saat bom terjadi, beberapa pelajar sudah berada di pesawat. “Saat terjadi bom, Alhamdulillah info yang kami himpun teman-teman sudah di pesawat, baik yang menggunakan Royal Jordan mau-

Berpapasan dengan Teroris z Sambungan Hal 1

pat meninggalkan istrinya di bawah sebuah cafe karena dia harus naik ke lantai tiga untuk membeli pizza. Saat itu ia mendengar suara tembakan. Tak ayal Nabil segera berlari kembali ke tempat sang istri menunggu. Namun tempat itu telah kosong dan seorang teroris tengah memberondongkan tembakan. Pria berdarah Irak-Amerika itu mengaku saat itu bertatap muka dengan seorang teroris. Nabil kemudian

TRIBUNNEWS

Hasilnya, Portugal unggul tipis meraih empat kemenangan, berbanding tiga kemenangan milik Polandia. Polandia mengaku siap menghadapi Portugal.

Pasukan Adam Nawalka menyatakan tidak takut dengan Seleccao das Quinas, termasuk potensi ancaman dari Cristiano Ronaldo. “Kami tidak takut Cristiano.

Bagi kami, pemain terbaik di dunia adalah Lewandowski, dan ia akan menjadi bagian dari kami,” kata bek Polandia, Jakub Warzyniak. (Tribunnews/dod)

menit kemudian. “Saat itu masih terdengar suara tembakan dan teriakan-teriakan. Say kemudian kemudian menyelinap dan bersembunyi di tempat pemeriksaan bagasi,” ujar Savage. Dia bersama 30 orang lainnya tetap bersembunyi di tempat ibadah khusus perempuan sampai petugas membawa mereka ke ruang utama terminal. “Darah berceceran di manamana,” katanya. Seorang turis, Laurence Cameron, menuturkan, “Saya melihat orang-orang berteriak panik. Mereka terjatuh dan saling tindih." Dia menyebut sebuah bom meledak di tempat menunggu taksi bandara. “Ada lubang di lokasi tersebut dan penuh ceceran darah,” tambah Laurence. Para teroris membawa senjata laras panjang jenis AK-47. Mereka datang ke

bandara menggunakan taksi dan berusaha masuk melalui pintu keberangkatan yang dilengkapi X-ray. Menduga ISIS Belum ada pihak yang mengaku bertanggungjawab terhadap serangan itu. Seorang teroris diduga kuat berkewarganegaraan asing (bukan warga Turki). Saat terjadi serangan dua turis asal Afrika Selatan, Paul dan Susie Roos, berada di bandara untuk terbang kembali ke negaranya. “Saat itu kami tengah menuju terminal keberangkatan. Ketika tengah menggunakan eskalator, kami mendengar suara tembakan,” kata Roos. Dia melihat seorang pria berpakaian hitam dan membawa senjata laras panjang melepaskan tembakan ke arah orang-orang secara acak. “Orang itu tidak menggunakan topeng atau

penutup muka. Dia menembaki orang-orang yang ada di depannya. Saya hanya 50 meter berada di dekat orang itu,” tambahnya. Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan, menyeru masyarakat internasional memerangi aksi terorisme. “Bagi organisasi teroris tidak ada perbedaan antara Istanbul, Ankara dan Berlin, Izmir dan Chicago atau Antalya dan Roma. Kecuali semua pemerintahan dan seluruh umat manusia bergabung melawan terorisme, atau hal lebih buruk akan menjadi kenyataan,” katanya. Perdana Menteri Turki Binali Yildirim menduga kelompok Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) berada di balik serangan tersebut Bandara Ataturk di Istanbul merupakan bandara tersibuk ke-11 di dunia pada 2015. (dailymail/cnn/feb/kps)

pun Qatar Airlines,” tulis PPI Turki. Hingga kini, tidak ada laporan adanya korban pelajar Indonesia dalam insiden yang menelan 36 nyawa dan melukai hampir 150 orang ini. Namun, PPI Turki akan terus berkoordinasi guna mendapatkan informasi terkini. Sebelumnya, Kementerian Luar Negeri RI juga mengonfirmasi tidak ada WNI menjadi korban dalam insiden ini. Menurut data Kemlu, saat

ini terdapat 728 WNI di Turki. Dari jumlah tersebut, 310 di antaranya adalah mahasiswa dan sebagian lainnya pekerja. “KJRI Istanbul telah menugaskan stafnya untuk memantau di Bandara Attaturk, berkoordinasi dengan otoritas setempat, berkoordinasi dengan masyarakat Indonesia di Istanbul dan melakukan penelusuran mencari kemungkinan adanya WNI yang menjadi korban,” tulis Kemlu.

Kedubes Republik Indonesia di Istanbul juga membuka layanan hotline +905319831534 (Ibu Ida). Bagi kerabat di Indonesia yang ingin mengetahui perkembangan di Turki dapat menghubungi +6281290070027. Pemerintah Indonesia mengecam keras aksi bom bunuh diri di bandara Istanbul, Turki, yang dilaporkan menelan 36 korban jiwa dan seratus lebih luka-luka. (kps/ cnn/dailymail)

membawa istrinya yang terluka bersembunyi di sebuah salon. “Teroris tengah beraksi ketika kami bersembunyi. Kami nyaris tak lolos dari serangan,” katanya. Seorang wanita Jerman bernama Duygu, menceritakan ketika terjadi serangan tengah menjalani pemeriksaan paspor di konter imigrasi. Dia langung tiarap ke lantai ketika mendengar suara ledakan.

“Semua orang berlarian. Di mana-mana ada ceceran dan genangan darah. Aku melihat lubang peluru di pintu,” katanya ketika ditemui di luar bandara. Hevin Zini (12), yang baru saja tiba dari Dusseldorf, Jerman, bersama keluarganya, menangis karena terkejut mendengar suara tembakan dan ledakan. “Ada darah di lantai. Semuanya diledakkan. Jika kami tiba

di tempat itu lebih cepat dua menit, bisa saja kami ikut jadi korban,” kata keluarganya. Seorang warga Afrika Selatan, Judy Favish, mengaku begitu mendengar suara tembakan dan ledakan, langsung bersembunyi di bawah meja. Polisi segera mengevakuasi para wisatawan yang berkumpul di terminal keberangkatan. (dailymail/feb)

SI PALUi

Luput Banar PALUI lawas bagawi jadi kacung bola tenis di lapangan Tumpang Talu. Karana rancak malihat urang main tenis, maka handak jua inya minta lajari wan Julak Pandi nang rancak main. Jar habar tahun 1980-an sidin itu tamasuk urang nang juara tenis se-banua anam. “Oi… julak, ulun handak minta lajari pang main tenis. Jangan jadi kacung haja baumuran,” Palui baharap banar wan sidin. “Kaina isuk haja baisukan, basungsung sebelum buhan atlet mamakai lapangan, kaina aku siap malajari…” jar Julak. Sampai waktu nang ditunggu tiba, Palui wan Julak Pandi tipak-tipakan main tenis. Ada haja nang umpat malihat sakalinya Tulamak wan Garbus. “Kuangkat bulanya, semis Lui…” jar Julak. Plaak semis Palui kawa dikembalikan sidin.”Semis lagi Lui, bagus pukulan ikam,” lanjut Julak menyemangati Palui. Plaaak… gancang banar Palui menyemis. Kana pipi parak mata sidin…

Talapas rakit, sidin jungjang kamudian rubuh… “Luput banar Lui ikam, menyemis gancang banar,” jar Tulamak langsung bukah manyasahi sidin nang talukup. “Luput napa mun kana banar itu?” Palui kada mau kalah. “Jangan banyak pander Lui? Sidin

siup…” jar Garbus. Pucat barataan muha buhannya malihat sidin kada saling garakan.”Ayu lakasi gutung sidin , kita bawa ka poliklinik di seberang lapangan…” jar nang anak menyuruh buhannya. Limbah dijapai-japai duktur, kada lawas kawa babuncilak mata sidin. ”Ikam ini luput banar Lui ai, manyemis gancang banar habis siup sidin…” jar duktur ka anu Palui. “Luput napa, Duk, padahal kana muha,” jar Palui pina lugu banar. “Maksudku bujur pang kana, tapi gawian ikam itu luput banar, nang tuha dikalahakan, urang pelan-pelan saja main tenisnya,” sahut duktur mambari papadah wan Palui. “Han jarku luput banar kalu, Lui?” tumpalak Tulamak. “Minta maaf julaklah, ulun saling bersemangat banar main tenis, akhirnya kagancangan manyemis pian…” Palui mancium ka tangan Julak Pandi. Himung barataan, karana Palui mengakui kesalahannya. (aan)

3006/B15


16

KAMIS

30 JUNI 2016

AFP PHOTO / OZAN KOSE

ARAHKAN - Seorang polisi Turki mengarahkan penumpang di bandara Ataturk di Istanbul, beberapa saat setelah terjadi ledakan dan tembakan.

AFP PHOTO / ILHAS

BERGELIMPANGAN - Sejumlah orang bergelimpangan di tanah di samping terminal, setelah dua ledakan diikuti oleh tembakan menghantam bandara terbesar Turki Ataturk di Istanbul, pada 28 Juni 2016. Insiden serangan bunuh diri di terminal internasional bandara Ataturk Istanbul ini menewaskan sedikitnya 36 orang .

AFP PHOTO / OZAN KOSE

SEDIH - Penumpang yang selamat tampak sedih sambil merangkul kerabatnya di luar pintu masuk utama bandara Ataturk di Istanbul.

TEROR BOM DI TURKI AFP PHOTO / BULENT KILIC

DITENANGKAN - Seorang ibu korban ledakan bom di Bandara Istanbul, tampak ditenangkan ketika berada di luar gedung kedokteran dekat forensik bandara.

AFP PHOTO / OZAN KOSE

HANCUR

- Jendela dan etalase kaca di terminal internasional Bandara Ataturk hancur lebur pascaserangan bom.

Hujan Uang Bikin Macet BEKASI, BPOST - Sejumlah pengendara mobil dan motor di Jalan Raya Sultan Agung, Kota Bekasi, Jawa Barat, segera berhenti dan memperebutkan lembaran uang pecahan Rp 50 ribu dan Rp 100 ribu yang turun dari udara. Fenomena ‘hujan uang’ itu menimbulkan kemacetan lalu lintas, Rabu (29/6) siang. “Kejadiannya sekitar pukul 11.00 WIB tepat di depan SPBU Jalan Sultan Agung, dekat stasiun pengisian bahan bakar gas,” kata seorang pengendara, Jaenudin Ishaq (31). Jaenudin menjelaskan, siang itu situasi Jalan Sultan Agung, cukup panas dan ramai. Mayoritas pengendara memperhatikan jalanan. Mendadak, perhatian para pejalan kaki, pengendara sepeda motor, maupun pengendara mobil teralihkan ke lembaran-lembaran uang yang melayang di udara lalu mendarat di trotoar maupun di jalanan. Para pejalan kaki bergegas memunguti lembaran-lembaran uang pecahan Rp 50 ribu dan Rp 100 tersebut. Sejumlah pengendara juga tak mau ketinggalan. Mereka menghentikan motor

3006/B16

ataupun mobilnya lalu ikut memperebutkan uang yang disebar oleh orang tak dikenal itu. Ada juga yang berusaha meraih lembaran uang yang masih di udara. “Pas saya lihat, banyak pengendara yang turun ke jalan dan memungut uang. Ada juga yang melompat-lompat meraih uang yang beterbangan,” kata Jaenudin. “Uangnya cetakan baru. Perkiraan saya total uangnya ada sekitar Rp 2 juta sampai Rp3 juta,” imbuhnya. Jaenudin tidak melihat siapa yang menyebarkan uang karena situasinya sangat ramai dan semrawut oleh orang-orang memperebutkan uang. Dia juga mengaku tidak berhasil memungut selembar uang pun karena kalah cepat dari yang lain. “Kejadiannya antara 5 menit sampai 10 menit, uangnya langsung habis,” katanya. Seorang saksi mata, Budi Susanto (32) mengatakan, uang tersebut berasal dari sebuah mobil warna hitam. “Uangnya saya lihat keluar dari kaca samping mobil itu. Saya tidak tahu apakah uang itu sengaja disebar atau tidak sengaja terjatuh,” katanya.(faj)

BOM bunuh diri di Bandara Internasional Atarturk, Istanbul, Turki, Selasa (28//6) malam waktu setempat atau Rabu pagi WIB, menyisakan kesedihan kepada keluarga korban. Sebanyak 36 orang tewas dan puluhan orang terluka akibat ledakan bom bunuh diri yang disertai tembakan membabi buta. Seluruh dunia mengutuk keras tragedi ini. Serangan bom brutal di Turki ini, diduga dilakukan oleh organisasi dari Negara Islam di Irak dan Suriah (ISIS). Berita terkait di halaman 1.


B

ANJARMASINBLITZ KAMIS, 30 JUNI 2016

17

Segera Veri kasi Calon Penerima Beasiswa

Dapat Tambahan Lagi Kuota Sekitar 500 BANJARMASIN,BPOST - Sebanyak 2289 peserta akhirnya resmi diterima sebagai nahasiswa di Universitas Lambung Mangkurat (ULM) melalui jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2016. Sebanyak 500 orang diantaranya merupakan peserta yang berasal dari jalur Biaya Pendidikan Mahasiswa Miskin Berprestasi (Bidik Misi) 2016. Namun, Wakil Rektor I ULM Dr Ahmad Alim Bachri SE Msi mengatakan mereka yang lolos itu harus kembali bersaing untuk memperebutkan sisa jatah beasiswa Bidik Misi yang tersisa 180 kursi. “Jadi akan segera ada verifikasi dari pihak universitas kepada 500 orang calon penerima Bidik Misi yang lolos lewat jalur SBMPTN. Kuota hanya tersisa 180 kursi, jadi tidak semua bisa dapat,” ujarnya. Proses verifikasi dan survei kepada calon penerima beasiswa Bidik Misi sendiri akan dilakukan tim ULM dengan memegang pedoman dari Kemenristek Dikti. “Sudah ada standarnya. Verifikasi dijamin sesuai pedoman. Yang mampu tidak bakal lolos,” ujarnya. ULM sendiri memiliki total 490 orang untuk beasiswa Bidik Misi 2016. Namun, sebagian sudah diisi oleh calon mahasiswa yang masuk melalui jalur SNMPTN. “Perlu ditekankan bahwa antara Bidik Misi dan selek-

Pasang Posko Kesehatan H-2

si akademik SBMPTN adalah dua hal yang berbeda. Lolos SBMPTN belum tentu lolos Bidik Misi,” ujarnya. Sementara itu, disampaikan Alim jika hasil rapat SBMPTN di Kemenristek Dikti semalam, Dirjen Belmawa (pembelajaran dan kemahasiswaan) menjelaskan bahwa akan ada penambahan kuota beasiswa Bidik Misi sebanyak 15 ribu orang se-Indonesia. “Berdasarkan usulan kami, mudahan ULM bisa dapat sekitar 500 lagi tambahan kuota untuk Bidik Misi,” ujarnya. Soal kapan waktunya, Alim belum bisa memastikan. “Semoga saja cepat turun didistribusikan ke masing-masing PT. Semoga dengan penambahan kuota ini bisa menutup kekurangan yang ada dan makin banyak mahasiswa yang bebannya diringankan lewat beasiswa ini. Dua kali lipat lho tambahannya,” ujarnya. Sementara itu, sebanyak 2289 peserta akhirnya resmi diterima sebagai nahasiswa di Universitas Lambung Mangkurat (ULM). Ya, semalam hasil Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2016 serentak diumumkan di seluruh Indonesia. Dari total peserta yang lebih dari 10 ribu orang, tak sampai seperempatnya yang akhirnya bisa duduk kuliah

z Sentra Antasari dan Duta Mall Juga Ada BANJARMASIN, BPOST - Guna membantu kenyamanan warga dalam mudik atau merayakan Lebaran, Dinas Kesehatan Kota Banjarmasin membuat empat posko khusus. Posko tersebut didirikan di tempat yang kemungkinan banyak dikunjungi warga. Nantinya posko tersebut khusus untuk melayani kesehatan warga. Kepala Dinas Kesehatan Kota Banjarmasin, Diah R Praswati mengatakan, posko itu diletakkan di Terminal Km 6, Pasar Sentra Antasari, Pelabuhan Trisaksi dan Duta Mall. Posko aktif H-2 dan H+2 Lebaran. Di Terminal Km 6 dan Pelabuhan didirikan karena jadi tempat mudik dan balim warga Banjarmasin. Sedangkan Duta Mall dan Sentra Antasari bakal dikunjungi banyak warga yang ingin belanja. Setiap posko nantinya aktifkan tenaga medis dengan waktu kerja dibagi tiga shif. Setiap posko diisi masing satu dokter, perawat dan apoteker. “Setiap sopir, pemudik dan warga silahkan memeriksakan kesehatannya seperti tensi darah z Hal 21 kol 5-7

Muhail Selalu Cemas z Terkait Vaksin Palsu

z Hal 21 kol 1-4

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

PENGUMUMAN SBMPTN

- Sejumlah orang sedang mengamati kertas pengumuman nama-nama yang lulus SBMPTN yang tertera di belakang Kantor Rektor Unlam, Banjarmasin, Selasa (28/6). BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

Hudri Dapat Izin Cuti ke Jambi BANJARMASIN, BPOST - Sejak 1982, Hudri tak pernah berlebaran di kampung halamannya, Jambi. Selama itu pula momentum Idulfitri tak pernah dirasakannya bersama ayah dan ibunya di kampung halaman. Memang, PNS di lingkungan Pemko Banjarmasin beberapa kali pulang kampung. Namun itu dilakukannya di luar Lebaran. Di antaranya, saat Iduladha atau lainnya. Tahun ini dia ingin merasakan momentum berlebaran di kampung halaman. Makanya dia mengajukan cuti tahunan bersambung dengan cuti besar. Setelah cuti bersama, dia menyambungnya cuti tahunan selama delapan hari. Ini dilakukannya karena juga menunggu tiket murah sekaligus memuaskan diri supaya bisa berkumpul bersama ke-

luarganya di kampung. Akan tetapi, Hudri mendadak resah. Penyebabnya, muncul surat edaran dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) agar PNS tak cuti usai cuti bersama. Surat edaran itu sebenarnya muncul sesudah izin cuti tahunannya disetujui pimpinannya. “Saya sudah dapat izin cuti sebelum surat edaran itu ada. Bagaimana ini, saya harap ada kebijaksanaan,” harapnya. Keinginan mengambil cuti tahunan sendiri karena juga adanya gaji ke-13 dan 14. Dia ingin berbagi pada keluarganya yang ada di kampung dan membayar tiket pesawat. Hal sama dialami PNS Pemko lainnya, yakni Ikhsan. Dia mengambil cuti tahunan karena memang ada rezeki melimpah

dari gaji ke-13 dan 14. Dia mengambil cuti tahunan dimulai dua hari sebelum cuti bersama. Sisanya diambil menyambung cuti bersama hingga genap delapan hari. Ikhsan sendiri sudah lama tak pulang kampung, yakni delapan tahun. Bahkan dia tak sempat melihat makam sang ayah yang meninggal tahun lalu. Akhirnya tahun ini dia juga memutuskan pulang kampung ke Jawa. Dia pun sempat kehabisan tiket dan terpaksa mudik pakai kapal laut. Adanya surat edaran MenPAN dan RB pun membuatnya resah. Apalagi izin dari pimpinan soal cuti kerjanya sudah disetujui. Dia pun berharap ada kebijakan. Terkait ini, Kabag Organisasi Sekdako Banjarmasin, z Hal 21 kol 1-4

BPOST GROUP/APUNK

TUNGGU PENUMPANG- Suasana Terminal Induk Km6 jelang Lebaran, sopir dan kernet menunggu penumpang, Rabu (29/6).

BANJARMASIN, BPOST - Merebaknya kabar vaksin palsu meresahkan sejumlah warga terutama yang anaknya sudah beberapa kali ikut imunisasi. Seperti Muhail, warga Sungai Lulut mengaku anaknya yang berumur 2,5 bulan sudah dua kali imunisasi. Dia khawatir vaksin yang diberikan pada anaknya juga masuk kategori palsu. “Pas ada kabar itu saya terus terang khawatir. Betapa tidak, anak saya sudah dua kali ikut imunisasi,” jelas ayah muda ini. Kasus ini juga membuatnya khawatir pada imunisasi berikutnya. “Imunisasi anak saya selalu di puskesmas. Mudahmudahan aman saja,” ujarnya. Kekhawatiran serupa dirasakan Rini, warga Pramuka. Dia malah lebih khawatir karena imunisasi dilakukan di dokter, bukan puskesmas. “Katanya banyak ditemukan pas imunisasi selain z Hal 21 kol 5-7

Peserta Menunggu Injury Time BANJARMASIN, BPOST Hari ini, Kamis (30/6) menjadi batas akhir pengiriman Lomba Foto Polisi Candid yang diselenggarakan Polresta Banjarmasin yang bekerjasama dengan Banjarmasin Post. Kasatlantas Polresta Banjarmasin, Kompol Tuschad Cipta Herdani mengharapkan di waktu deadline pengiriman, banyak pecinta fotografi yang mengirim hasil jepretan terbaiknya. “Tentunya sangat ditunggu hasil jepretan terbaik para peserta, sampai di hari terakhir batas pengi-

riman dan diharapkan juga di waktu deadline banyak pecinta fotografi yang turut ambil bagian daam kegiatan ini,” kata Tuschad. Bagi yang ingin ikut, caranya sangat mudah. Foto hasil jepretan bisa dikirim ke email lombafotopolisi@ yahoo.com. Paling lambat dikirim? 30 Juni 2016 pukul 19.00 Wita. Pengumuman enam foto terbaik akan ditayangkan di galeri foto terbitan tanggal 1 Juli 2016. Seperti yang diberitakan sebelumnya, untuk mez Hal 21 kol 5-7

BPOST GROUP/APUNK

LOMBA- Penjurian lomba foto HUT Bhayangkari tahun lalu.

Siapkan Angkutan Gratis BANJARMASIN, BPOST-Mengantisipa si PNS Pemprov Kalsel yang mudik di seputar kalsel agar tidak ada alasan untuk molor saat usai lebaran, Maka pemerintah Prov Kalsel menyediakan angkutan bus gratis untuk pemudik. Pemudik ini lebih diutamakan untuk pegawai pemerintah provinsi. Hal itu diungkapkan oleh Pemrov Kalsel, Sahbirin yang menyarankan, PNS dan pejabat yang mudik Lebaran memanfaatkan angkutan massal yang akan disediakan Pemprov Kalsel. “Bukan bisa, namun harus pemrov menyedikan angkutan untuk mudik, kalau perlu dijemput pulangnya agar tidak ada lagi alasan tidak masuk kerja karena masih di kampung halaman,” terang Sahbirin Noor. Lebaran tahun sebelumnya, Pem-

prov Kalsel menyediakan sejumlah bus untuk melayani PNS setempat mudik ke daerah masing-masing, khususnya yang berjarak cukup jauh, seperti ke Kabupaten Tabalong, Hulu Sungai Utara, Hulu Sungai Tengah, Balangan, Tanah Bumbu, dan Kotabaru. Sementara itu, Sekretaris Daerah Provinsi Kalsel, Muhammad Arsyadi, tampaknya tidak mempermasalahkan penggunaan mobil dinas untuk mudik. Karena, menurutnya, jarak mudik PNS atau pejabat Pemprov Kalsel ini relatif pendek. “Kita (lokasi, red) di sini kan tidak sama seperti di Jawa, yang bisa antarpulau. Jarak daerah di Kalsel pendekpendek saja,” ujarnya. Adapun biro umum, Munaji mengatakan untuk alokasi bus yang tersedia

adalah sebanyak empat. “Kalau diperlukan distandbykan semua angkutan untuk PNS. Karena sudah ada intruksi maka akan disediakan untuk angkutan mudik gratis untuk PNS,” kata Munaji. Akutan tersebut, juga berguna untuk pejabat yang ingin mudik karena yang ada hanya mobil dinas. Karena mobil dinas juga tidak bisa diperkenankan untuk dipakai mudik. Sebelumnya, Wakil KPK Laode Muhammad Syarif di Jakarta mengatakan, mobil dinas seharusnya hanya digunakan para pejabat untuk urusan kantor atau dinas. Penggunaannya pun sebaiknya pada jam kantor. Ia mencontohkan, di KPK, mobil dinas hanya digunakan z Hal 21 kol 5-7


18

KAMIS

30 JUNI 2016

Banjarmasin Life banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Advertorial

MULUS Perbaikan jalan di berbagai daerah di Kalsel, demi kenyamanan masyarakat yang akan mudik Lebaran 2016 di kampung halaman masing-masing. Meski demikian, masyarakat khususnya para pemudik tetap diimbau untuk berhati-hati selama dalam perjalanan.

FOTO-FOTO: ISTIMEWA

Kadis PU Kalsel Jamin Jalur Lebaran Siap Dilewati

PETA SKEMATIK JALUR LEBARAN

KALIMANTAN Batas provinsi Kaltim

BATUBABI Km 276

64.4 Km MABUN Km 213

MUDIK merupakan tradisi untuk mera- 3,88 persen atau 14.3 kilometer. 3.80 Km “Berdasarkan data-data tersebut, Diyakan Hari Raya Idul Fitri di kampung nas PU Kalsel bersama Balai Pelaksanaan halaman masing-masing. Penajam Warga yang ingin mudik hendaknya Jalan Nasional Wilayah VIII serta Kemenmemperhatikan titik-titik rawan jalur le- terian Pekerjaan Umum sudah jauh-jauh TANJUNG BALIKPAPAN hari menyiapkan jalur lebaran di Kalsel,” baran di Kalsel. Km 210 Pada umumnya, kemacetan sering ter- imbuhnya. 34 Km Dijelaskannya, saat Lebaran 2016 ini jadi di jalan nasional. Seperti kemacetan di Paasar Binuang kilometer 84+500, pada pertengahan tahun, sedangkan ada 21.4 Km Kuaro Lolo kemacetan Pasar Martapura kilometer pengerjaan yang baru kontrak tetapi be40+200 dan kemacetan di simpang tiga lum selesai sepenuhnya. Meski demikian, TABALONG Trikora, Lianganggang, Kilometer 33, Ja- pihaknya menjamin kelancaran arus lalu Tanah lan A Yani Banjarbaru pada simpang tiga lintas tetap terjaga. Pemudik tetap diminta berhati-hati. Jembatan Sungai Paring, Martapura. Grogot Pada jalur lebaran 2016 ini di Kalsel, Waspada terjadi kecelakaan lalu lintas, Batubabi PARINGIN ada tiga perbatasan yang jadi perhati- penyebab kecelakaan bukan hanya kareAMUNTAI TANJUNG Km 189 an Kementerian Pekerjaan Umum, Balai na kondisi jalan, tetapi juga kelengahan Km 176 Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah VII pengendara dan kondisi kendaraannya. “Jika pada Lebaran tahun ini ada dan Dinas PU Kalsel. 54.5 Km 41 Km Pertama, Banjarmasin-Martapura- kekurangan, kami mohon maaf. Kerang Rantau-Kandangan-Pantai Hambawang- Dinas PU Kalsel beserta BALANGAN Amuntai-Kalua hingga batas Kalteng dan jajaran mengucapkan selamat bermasuk ke Ampah Kalteng. KANDANGAN PARINGIN AMUNTAI Kedua, Pantai Hambawang-Barabai- lebaran, mohon Km 135 HSU Birayang-menuju ke Paringin hingga ke maaf lahir dan Gn Batubesar Tanjung sampai Batu Babi dan batas Ka- batin, salam limantan Timur. Ketiga, yakni Banjarma- m u d i k , ” BARABAI sin-Lingkar Utara Kilometer 17 menuju pungkasManggalau HST Kapuas melewati Jembatan Barito sam- nya. (*) pai ke batas Kalteng. KOTABARU KANDANGAN 22 Km Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kalsel, Martinus, mengatakan, lokasi rawan RANTAU HSS kecelakaan di ruas jalan LiangangKm 113 gang-Martapura lokasi Km28 diTAPIN karenakan lalu lintas cepat dan daerah permukiman. Sei Kupang RANTAU Kemudian ruas HambawangDesa Danau Caramin, ruas jaMARABAHAN lan Kelua-Batas Kota Tanjung dan Haruai-Batu Babi karena daerah tikungan tajam dan BATULICIN 73 Km daerah tanjakan. Pihaknya BANJARMASIN menyiagakan alat-alat berat BANJARMASIN MARTAPURA untuk di daerah-daerah TANAHBUMBU Km 0 yang rawan longsor dan MARTArawan banjir. DisebutBANJAR PURA kannya untuk lokasi Pagatan PELAIHARI Km 40 rawan longsor, yakni ruas jalan Kelua-batas kota Tanjung, Haruai-Batu Babi, Amuntai- Kalua. PELAIHARI 40 Km Sebamban Sedangkan lokasi rawan banjir, Lianganggang-Martapura ada pada titik Satui Jalan A Yani Kilometer30 dekat Brimob, KOTABARU TANAHLAUT Jalan Trikora depan perumahan Galuh. “Pak Gubernur Kalsel, Sahbirin Noor, menekankan kepada Dinas PU dan jaKintap jaran, tidak ada hambatan bagi pemudik Asamasam yang diakibatkan kerusakan jalan. Menjadi perhatian pula Kementerian PU dan Balai Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah VII,” katanya, Rabu (29/6). KETERANGAN Oleh sebab itulah dijelaskan MarRUTE JARAK tinus, dibangun posko jalur Lebaran. Rawan Masing-masing ada petugas jaga di Kemacetan jalur Lebaran 2016 Kalsel. Posko-posko itu ada di Pulau Pinang KilomeBanjarmasin - Martapura - Rantau - KandanganRawan ter89, Km129 batas kota Kandangan, 286.19 Km Kecelakaan Barabai - Paringin - Mabuun - Batubabi batas Kabupaten Tabalong Kilometer Rawan 203+700, Mabuun-Batu Babi. Longsor Adapun kondisi jalur Lebaran provinBanjarmasin - Martapura - Rantau - Kandangansi Kalsel panjang total 368.47 kilometer, Rawan 308.92 Km Amuntai - Tanjung - Mabuun - Batubabi kondisi kemantapan 96,12 persen atau Banjir 354.17 kilometer. Tidak mantap hanya

TITIK RAWAN JALUR LEBARAN

GRAFIS:BPOST GROUP/RIZALI RAHMAN


Banjar Region banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Wakil Wali Kota Temui Jaksa z Ibnu Sina Beri Penjelasan Melalui Instagram BANJARMASIN, BPOST Wakil Wali Kota Banjarmasin, Hermansyah, akhirnya mendatangi penyidik dari tim antikourpsi Kejati Kalsel, Rabu (29/6). Sebelumnya, dia telah dipanggil dan dijadwalkan menemui penyidik saat Senin (27/6). Ternyata tidak datang dan baru muncul kemarin. Hermansyah diperiksa karena dulunya anggota DPRD Kalsel. Dan saat ini, penyidik Tindak Pidana Korupsi Kejati menelisik kegiatan wakil rakyat yang disebutsebut telah melakukan perjalanan dinas. Terpantau kemarin, Hermansyah datang ditemani ajudannya. Dia naik ke lantai dua dan masuk ke ruang

pemeriksaan. Sekitar 1,5 jam berada di dalam ruangan. Dicecar 20 pertanyaan seputar perencanaan perjalanan dinas serta teknis pelaksanaannya di lapangan. Usai pemeriksaan, ketika diwawancarai, dia mengatakan, tidak pernah mengikuti kegiatan perjalanan dinas yang sekarang sedang didalami jaksa. “Mengapa saat itu saya tidak ikut, karena harus mempersiapkan masa kampanye. Waktu itu saya kampanye,” kata dia. Disinggung tentang teknis merencanakan perjalanan dinas, dia pun menjelaskan. “Saya jelaskan, perjalanan dinas itu diputuskan Badan Khusus atau Bansus di DPRD. Kalau penentuan hotel, tergantung staf. Ka-

TIM Tipikor Kejati Kalsel menelisik perjalan dinas DPRD Kalsel yang dilaksanakan pada 2015. Belasan orang anggota dewan dipanggil untuk dimintai keterangan. Supian Abah Daffa Perjalanan Dinas sering di plesetkan dengan istilah ‘Menyelam sambil minum air’, semoga perjalanan dinas yang dilakukan membawa manfaat untuk masyarakat, bukan mudharat yang didapat. Faisal Hatake Gaara bingung apa gerang perjalanan dinas ne,amun di lihat” raunan hja bubuhan nya tu kdda gawian nya Kang Mus Bima Demi tranpransi dan kejelasan kita dukung tim tipikor kejati kalsel,kalau memang ada penyimpangan anggaran wajib diusut tuntas,siapapun wajib dimintai keterangan

lau menginap di luar hotel, cuma dapat 30 persen dari pagu anggaran,” katanya. Sementara, Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, juga tidak memenuhi panggilan tim antikourpsi di kejati tersebut. Ternyata alasannya, pergi ke Thailand untuk menghadiri undangan selama dua hari bernama Inception Workshop ASEAN ESC Moduk Cities Programme. Ia menjelaskannya melalui instagram. Kasipenkum Kejati Kalsel, Ubaydillah, menjelaskan, ada beberapa anggota dewan yang dipanggil. Namun, banyak berhalangan. Dan untuk selanjutnya, pemeriksaan ditunda. “Setelah Hari Raya Idulfitri, kami akan lanjut lagi,” tegasnya. (lis/ire)

Sufiyan Noor semoga kedepan kalsel lebih baik

Maslani Muhammad Aini Kita lihat saja perkembangannya ke depan karena saat ini masih dalam proses oleh Tim Tipikor Kejati Kalsel dengan tetap mengedepankan praduga tak bersalah terhadap mereka.

Nasa’i Naisya Abadi Amunnya kawa klo ??

Riko Hastanto Nugroho Selesaikan

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

30 JUNI 2016

likes: BPost Online

19

Rincian Dana KPU Banjar Masih Misteri MARTAPURA, BPOST Mengenakan kemeja lengan pendek warna biru motif kotak-kotak, Ketua KPU Banjar Ahmad Faisal terlihat duduk di kursi sofa ruang Kasie Pidsus Kejari Martapura, Budi Mukhlis, Rabu (29/6). Terlihat lembaran berkas ada ditangan dan disamping tempatnya Dia duduk di kursi sofa berwarna biru di ruang Kasie Pidsus. Kemarin, sejak pagi pukul 09.00 Wita, Faisal diperiksa oleh saksi sebagai saksi dengan kapasitas ketua KPU Banjar. Pemeriksaan terhadap Faisal juga terbilang lama. Lebih lima jam. Pemeriksaan oleh jaksa terhadap Faisal ini terkait dengan kasus dugaan penyimpangan dana hibah Pilkada Banjar 2015. Diminta keterangan terkait pemeriksaan yang tengah dilakukan jaksa kepadanya, Faisal tersenyum ramah se-

STORY HIGHLIGHTS z KPU Banjar gelar pilkada pada 2015

z Usai pelaksanaan, z

z z z z z

jaksa menelisik keuangan KPU Banjar Awal Juni lalu, Kejari Martapura gelar ekspose atas hasil penelisikan Dalam waktu singkat, status ditingkatkan ke tingkat penyidikan Tim menemukan dugaan penyimpangan dana Dilakukan pemeriksaan secara maraton Pejabat Pemkab Banjar dan KPU bergiliran dimintai keterangan Sekda dan Ketua KPU

raya menolak untuk berkomentar. Sedangkan Budi yang di-

konfirmasi terkait pemeriksaan itu, menjelaskan, hari ini pihaknya meminta keterangan Faisal selaku Ketua KPU Banjar. “Kami ingin klarifikasi kepada Faisal terkait dengan beberapa jawaban Sekda Ir Nasrunsyah MP dan juga Kepala BPKAD Banjar Iberahim G Intan yang sebelumnya kami mintai keterangan,” katanya. Pihaknya di dalam materi pemeriksaan hari ini, ingin mengklarifikasi kepada Faisal apakah setiap Rencana Anggaran Belanja (RAB) udah dikonsultasikan dengan seluruh komisioner dan juga pemberi dana. Klarifikasi ini diperlukan, karena penerima dana tidak diperkenankan melakukan perubahan RAB sepihak. Perubahan RAB, mesti disampaikan dan dikonsultasikan dengan tim anggaran pemerintah daerah (TAPD)

yang diketuai oleh Sekda. “Itu yang kami ingin klarifikasi dengan Faisal. Penggunaan dana di luar DPA harus Mendapatkan persetujuan pemberi dana. Keterangan sekda dan Kepala BPKAD di BAP, persetujuan itu tidak ada dimintakan,” susulya. Selain itu, pihaknya juga ingin mengklarifikasi penggunaan dana anggaran sebesar Rp 4,6 miliar yang sampai sekarang masih mosterius, Mengingat, rinciannya penggunaannya belum diserahkan ke penyidik. Padahal, tahapan pelaporan dan evaluasi anggaran sudah selesai. Saat ini, penyidikan memang belum selesai namun semakin terang adanya tidak pidana dan sudah mulai mengerucut tersangkanya. “Tetapi, persisnya siapa tersangkanya kita belum bisa sebutkan. Kan penyidikan masih belum selesai,” katanya.(wid)

Sefek Minta Kesalahan Rusdiansyah Dimaafkan BANJARMASIN, BPOST Salah satu ulama Banua yang juga anggota DPRD Kalsel, KH Rusdiansyah Asnawi, meninggal dunia setelah berjuang melawan sakit ginjalnya. Almarhum yang juga Wakil Ketua DPW PPP Kalsel Almarum wafat pada Rabu 29 Juni 2016, di Rumah Duka Jalan Cengkeh Ujung Gatot Subroto IV, Banjarmasin, sekitar pukul 08.00 Wita. Meninggalkan seorang

termasuk HG (P) Rusdi Efistri dan lima anak. Iringan doa terus mengalir fendi AR. Kemudian, Sekdaprov Kalsel M Arsyadi dan mengiringi keperdan Ketua DPRD gian almarhum. Di Kalsel Noormiliyarumah duka, hani. dir mantan BuMewakili kepati Balangan luarga, Sefek dua periode, menjelaskan, alSefek Effendi, marhum adalah yang juga adik orang yang baik almarhum. dan menjadi Tampak juga pejabat dan to- KH RUSDIANSYAH panutan di setiap hal. Dirinya koh masyarkat Kalsel yang datang melayat, pun menyampaikan permo-

honan maaf atas kesalahan yang mungkin diperbuat almarhum. Semasa hidup almarhum banyak berkiprah di setiap kegiatan. Di antaranya, mantan Ketua Pengadilan Agama Banjarmasin, mantan Ketua Sabilal Muhtadin, mantan Ketua Badan Kehormatan DPRD Kalsel, mantan Ketua Fraksi PPP DPRD Kalsel dan juga mantan Ketua Dewan Syariah Bank Kalsel.(lis)

3006/B19


20 20

HUT ke 70 PoldaBhayangkara Kalsel

KAMIS

30 JUNI 2016 COOKING FOR CHARITY

KAMIS

banjarmasinpost.co.id epaper.banjarmasinpost.co.id ING R CHARITY

COOKING FOR CHARITY

supported by:

COOKING FOR CHARITY follow us: @banjarmasinpost COOKING

likes: BPost Online

FOR CHARITY

COOKING FOR CHARITY

HUT ke-70 Bhayangkara

COOKING FOR CHARITY

Banjarmasin

30 JUNI 2016

Kapolda Masak Ayam Bumbu Rawon BANJARMASIN, BPOST - Chef Aston Banua Wahyudin Noor mendapat kesempatan spesial berduet memasak bersama Kapolda Kalsel Brigjen Pol Erwin Triwanto di gelaran Masak Bareng Polwan hasil kerjasama Bpost Group dan Polda Kalsel di Menara Pandang Siring Sungai Martapura, Rabu (29/6) sore. Tahu akan berduet dengan orang nomor satu di Mapolda Kalsel, dia pun memilih untuk memasak masakan yang simple. Ayam bumbu rawon adalah menu pilihannya sore itu. Dipilih karena ayam bumbu rawon adalah menu yang simple dan gampang dimasak. “Kalau rawon biasanya dari daging, kali ini dimodifikasi dengan ayam. Bumbunya tetap bumbu rawon, tapi kita buat tidak berkuah. Kita buat semacam saus,” ujarnya. Dia pun terkesan karena ternyata Kapolda cukup cekatan dalam memasak, bahkan menbolak-balik ayam di atas plafon. Sebagian besar chef memilih masakan yang simple dan mudah dimasak. Ini disesuaikan dengan jadwal padat para polisi, sehingga makanan yang cara pembuatannya ringkas dan tak ribet adalah yang dipilih. Chef Indra Sujadnika Pratama Putra dan Chef Aris Kurniawan dari Rattan Inn misalnya yang memilih masak capcai dan ayam kungpau. “Lucu juga nih polisi biasa pegang penjahat sekarang pegang makanan. Serulah,” ujar keduanya. Lain lagi dengan Dwi Anjar Utomo dari Novotel, yang memilih memasak sate lilit ikan patin. “Supaya ada banjarnya, jadi pakai ikan patin,” katanya. Sementara Chef Hermanto dari Mercure memilih memasak mie goreng Jawa. Dia yang berkolaborasi dengan Wakapolda Kalsel tampak paling cepat memasak sore itu. “Ini memang masakan paling simple tapi enak. Siapapun pasti suka dan bisa buat mengganjal perut,” ujarnya. Sementara Chef Dhani dan Chef Hafidz dari Hotel Rodhita Banjarmasin memilih memasak mie goreng jamur bakso. (rmd/*)

FOTO-FOTO: BPOST GROUP/AYA SUGIANTO/APUNK

KAPOLDA Kalsel Brigjen Pol Erwin Triwanto menyerahkan nasi kotak kepada tukang becak usai acara memasak bersama di Menara Pandang

KAPOLDA Kalsel mulai memasak

WAKAPOLDA Kalsel serius meracik bumbu

KARO Ops menyiapkan bahan masakan

PEJABAT utama Polda menyerahkan nasi kepada pengendara

USAI memasak, Kapolda, waka polda dan pejabat utama Polda Kalsel foto bersama dengan warga dan Pemred BPost

MESKI menahan panas tapi tetap semangat dan ceria

KARO Sarpras Polda Kalsel memasak bersama Polwan dan chef

PENGENDARA menerima nasi dari pejabat Polda Kalsel

POLWAN menghibur anak-anak sambil bagikan nasi

ANAK-ANAK semangat menerima takjil dari Polwan


Banua Sport banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

30 JUNI 2016

likes: BPost Online

21

Pilih Latihan di Banjarmasin PASANGAN suami istri pegulat Kalsel, Indra Satria Prakarsa dan Rahma Syufia memilih fokus latihan di Banjarmasin dan tidak melakukan program try out. Padahal, Persatuan Gulat Seluruh Indonesia (PGSI) Kalsel sendiri sudah memberikan lampu hijau kepada pasangan ini untuk bisa melakukan try out di dalam negeri. “Kami memilih tidak try out. Kami fokus latihan di Banjarmasin,” kata Indra SP, Rabu (29/6). Meski tidak melakukan try out, menurut Indra, mereka masih bisa fokus melakukan latihan di Banjarmasin. Latihan di Banjarmasin tidak menurunkan semangat mereka untuk menjalani latihan. Meski tidak membeberkan alasan tidak memilih melakukan try out, namun Indra dan istri mengaku bisa fokus latihan di Banjarmasin.

Mereka masih latihan di GOR Borneo Banjarmasin secara rutin. Mulai latihan pembentukan fisik hingga teknik. Latihan mereka lakukan baik diluar dan latihan di dalam gedung olahraga gulat Kalsel di GOR Hasanuddin HM. Meski tidak melakukan program try out yang sudah direstui oleh Pengprov PGSI Kalsel, namun dengan latihan maksimal mereka tetap optimistis bisa maksimal persiapan menyongsong PON 2016. Apalagi mereka juga akan masuk dalam program sentralisasi KONI Kalsel sejak 15 Juli mendatang. Sehingga meski tidak menjalani try out, mereka tetap bisa maksimal menjalani persiapan menuju PON. “Untuk menjalani program try out waktunya juga mepet dengan libur Lebaran dan mendekati program sentralisasi KONI Kalsel,” tambahnya. (ryn)

BPOST GROUP/APRIANTO

TARIK KARET - Indra Satria dan istrinya, Rahma Syufia latihan menarik karet di GOR Hasanuddin HM, Banjarmasin.

Konsultasikan Agenda Try Out RENCANA Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Angkat Berat, Besi dan Binaraga Seluruh Indonesia (PABBSI) Kalsel melakukan try out juga terbentur dengan program sentralisasi. PABSSI Kalsel menjadwalkan program try out untuk atlet binaraga PON Kalsel pada 18-24 Juli mendatang. Jadwal yang sudah disusun ini berbenturan dengan program sentralisasi yang sudah ditetapkan oleh KONI Kalsel sejak 15 Juli nanti. Mengingat KONI Kalsel menegaskan larangan try out selama sentralisasi. “Kami akan konsultasi dulu dengan KONI Kalsel terkait dengan program try out untuk atlet binaraga Kalsel,” kata Sekum PABBSI Kalsel, Yudha Pribadi, Rabu (29/6). Dikatakannya bahwa program try out direncanakan dilakukan di Malang dari 18-24 Juli dan akan dilanjutkan dengan program TC (pemusatan latihan) di Jakarta pada 1 Agustus hingga 10 September. Terkait dengan larangan try out selama sentralisasi, pihaknya akan konsultasi dulu dengan KONI Kalsel. Sebab, bilapun dimajukan TC seperti cabor lainnya waktunya juga mepet. “Bila try out sebelum Lebaran waktunya sudah mepet dan bilapun try out setelah Lebaran juga nanggung. Bila try out dari 10-14 Juli berarti hanya ada empat hari untuk try out,” bebernya. Untuk cabor binaraga, Kalsel akan menurunkan dua atletnya untuk tampil di PON 2016 Jawa Barat, yakni Nico Wamboki dan

Segera Verifikasi Calon Penerima... z Sambungan Hal 17

di ULM, universitas terbesar di Kalimantan tersebut. “Alhamdulillah tahun ini ULM bisa menerima 2289 orang yang tersebar di 11 fakultas dan 61 program studi,” ujar Wakil Rektor I ULM Dr Ahmad Alim Bachri saat ditemui di kantornya. Hasil SBMPTN sendiri bisa dibilang memuaskan, dimana skor tertinggi diperoleh dari peserta yang mendaftar di Fakultas Kedokteran dengan skor nyaris menyentuh angka 800. “Skor 700 lebih di tempat kita. Sementara se Indonesia, skor paling tinggi adalah 900 lebih. Peringkat antar tiga mata pelajaran yang diujikan semalam ber-

Pasang Posko Kesehatan H-2 z Sambungan Hal 17

atau lainnya. Layanannya gratis,” katanya. Selain itu, juga disiagakan 26 puskesmas induk di Banjarmasin yang buka selama cuti bersama. “Libur cuma.pada tanggal 6 dan 7. Soalnya itu tanggal merah,” katanya. Puskesmas juga buka mulai pukul 08.00 sampai 12.00 Wita. Nantinya petugasnya menggunakan sistem piket atau bergantian. Sementara, Kepala UPT Terminal Km 6, M Yusuf mengatakan, sampai saat ini arus mudik belum terlalu terasa. Dia memperkirakan arus mudik mulai terjadi sejak H-5.

Hudri Dapat Izin Cuti ke Jambi z Sambungan Hal 17

Ahmad Syauqi, mengatakan, cuti bersama ini juga baru saja terbit Surat Edaran Wali Kota Banjarmasin Nomor 870/1088-TU.Peg/ BKD, Diklat/2016 tentang Penegasan PNS untuk Ma-

Ukur Kekuatan Lawan Pendekar Ibu Kota

Pesilat Kalsel Maksimalkan 4 Hari di Jakarta

beda-beda, tidak bisa jadi patokan,” ujarnya. Setelah pengumuman ini, peserta yang diterima sendiri harus langsung melakukan serangkaian tes lanjutan, seperti tes Napza dan tes psikologi. Bagi calon mahasiswa yang dinyatakan lulus pada pilihan Fakultas Kedokteran untuk semua Program Studi, Fakultas MIPA untuk pilihan Program Studi Farmasi, Fakultas Kedokteran Gigi dan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan untuk pilihan Program Studi PGSD dan PG-PAUD diwajibkan untuk mengikuti tes Psikologi yang dilaksanakan pada Rabu (29/6) sampai Kamis (30/6) tempatnya sesuai dengan pilihan Program Studi Fakultas Kedokteran, Kedokteran Gigi, Program Studi Farmasi di Fakultas Kedokteran ULM Jalan A.

Yani Km.36 Banjarbaru. Kemudian seluruh peserta yang loloswajib melakukan Tes Kesehatan dan NAFZA dari tanggal 11 sampai 14 Juli 2016. Setelah itu baru seluruh peserta yang sudah lolos melaksanakan daftar ualnag yang dijadwalkan pada tanggal 18 Juli sampai 22 Juli 2016. (rmd) # Laman Kelulusan SBMPTN Overload, Peserta Tak Luluis Langsung Daftar Mandiri Rektorat Universitas Lambung Mangkurat (ULM) langsung menempel hasil pengumuman kelulusan SBMPTN 2016 di halaman belakang Rektorat, Jalan H Hasan Basry, Kayutangi, Banjarmasin, Selasa (28/6) siang. Sejatinya, hasil Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) akan segera diumumkan se-

cara nasional serentak Selasa (28/6) pukul 15.00 WITA. Pengumuman sendiri bisa dilihat di antaranya di situs resmi SBMPTN juga turut menempelkan tautan pengumuman ke laman http:// pengumuman.sbmptn.ac.id. Selain situs utama, beberapa laman minor turut diberikan sebagai opsi pencarian bagi peserta SBMPTN. Setidaknya, ada 12 situs khusus lain yang tertuju ke pengumuman penerimaan di universitas-universitas tertentu.Wakil Rektor I ULM Dr Ahmad Alim Bachri mengatakan hal ini sebagai antisipasi overloadnya website resmi SBMPTN.Alim juga langsung minta hasil kelulusan SBMPTN 2016 diupload ke website resmi ULM, unlam.ac.id agar bisa segera diakses oleh calon mahasiswa ULM. (rmd)

“Belum ada peningkatan penumpang yang signifikan. Kemungkinan peningkatan baru terjadi pada H-5,” katanya. Sementara itu, menurut Karo Ops Kombes Guruh Ahmad mengungkapkan sebelum Operasi ‘Ramadaniya’ mereka sudah melakukan cipta kondisi yakni denhan operasi Patuh Intan, Operasi Jaran Intan dan Giat Rutin. “30 Juni kita apel dengan stake holders, diprediksi mulai i 1-3 Juni kegiatan mudik dimulai dan kita berikan pengamanan ke masyarakat ,” paparnya. Operasi Ramadniya ini nantinya dimulai pada 30 Juni hingga 15 Juli ini nantinya semua Polres dilibatkan. Dimana ada tiga pos yakni Pos Pengamanan, Pos Terpadu daam Pos Pelayanan dan

tersebar di seluruh Kabupaten/Kota.Untuk jumlah Pos Pengamanan, sebanyak 21 , Pos Pelayanan sebanyak 18 pos dan Pos Terpadu sebanyak 23 pos. Para anggota sendiri akan mengamankan berbagai tempat seperri bandara, terminal, masjd, SPBU, Pelabuhan, Puskemas dan lain-lain.Jaran Intan,lanjut Kabagbinops Ro Ops AKBP Sugianto Pos Pengamanan adalah pos dengan sasaran pengamanan dari gagguan Kamtibmas dan Keamanan dan Keselamatan , Kelancara Lalu Lintas. Dimana masyarakat yang mendapatkan gangguan dan lainnya bisa melapor ke pos tersebut atau pun memberikan informasi.Kemudian Pos Pelayanan adalah pos yang mengedepankan tindakan

preventif, pelayanan kepada masyarakat,.Dimana isi posnya biasanya dari alat-alat kesehatan, ambulan, dan lainnya. Kemudian Pos Terpadu adalah pis pengamanan sekaligus koordinasi lintas sektoral. Dimana isi pos seperti alat atau sarana komunikasi dan lain-lain.Inti dari keberadaan pos-pos itu sendiri adalah memberikan pengamanan dan pelayanan kepada masyarakat dalam Ramadan dan Hari Raya yang akan dilaksanakan nantinya. “Masyarakat jangan segan-segan lapor jika adalah hal tak sesuai dan juga bisa memanfaatkan pos tersebut saat mudik seperti untuk istirahat, intinya kita ingin memberikan pelayanan ke masyarakat,” paparnya. (ire/dwi)

suk Kerja Sebelum dan Sesudah Libur Cuti Bersama Hari Raya Idulfitri 1537 H. Berdasarkan surat tertanggal 27 Juni 2016 itu, libur Idulfitri 1437 H dilaksanakan 6 dan 7 Juli 2016. Dan cuti bersama dilaksanakan 4,5 dan 8 Juli 2016. Sehubungan dengan itu berlaku ketentuan, PNS tidak diperkenankan tidak masuk kerja tanpa alasan yang je-

las sebelum dan sesudah pelaksanaan libur cuti bersama Idulfitri. Lalu, kepala SKPD bertanggung jawab atas ketidakhadiran PNS di lingkungan kerjanya. Kasubbid Mutasi BKD Kota Banjarmasin, Budiono, menambahkan, sanksinya diberlakukan seperti biasa seperti absensi sidik jari. Mereka dipotong tunjungannya. Dan ditegaskannya,

kepala SKPD harus bertanggungjawab atas bawahannya. “Mereka harus tahu anak buahnya di mana dan bagaimana,” katanya. Sebenarnya, aturan ini tidak kaku. Jika nantinya telat pulang kampung karena hal yang bisa dimaafkan tidak masalah. “Misalnya pas mau pulang kampung ada bencana alam dan lainnya,” katanya.(ire)

NICO WAMBOKI

DOK BPOST GROUP

Bambang Hariyanto. Nico lolos ke PON setelah meraih perunggu kelas 55 kilogram di Pra-PON 2015, sedangkan Bambang Hariyanto lolos sebagai peringkat lima kelas 65 kilogram. “Rencananya dua atlet yang bisa tampil di PON akan sama-sama menjalani try out. Bila Bambang mendapatkan izin TC dari pimpinannya, kami ingin dirinya juga bisa mengikuti try out ke Malang dan dilanjutkan TC ke Jakarta,” katanya. (ryn)

ADANYA program sentralisasi KONI Kalsel mulai 15 Juli 2015 mengharuskan sejumlah cabor memajukan jadwal try out agar tidak terbentur dengan program sentralisasi. Pengurus Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kalsel sudah memastikan akan melaksanakan try out usai Lebaran pada 10-14 Juli dengan lokasi try out di Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta. Meski hanya empat hari, IPSI Kalsel berharap try out tetap bisa efektif karena di Jakarta merupakan lumbungnya pesilat-pesilat handal. Di sini, para pendekar Kal-

STORY HIGHLIGHTS z Pesilat Kalsel try out ke Jakarta z Try out berlangsung 10-14 Juli z Pesilat Kalsel akan jajal pesilat Jakarta

sel bisa mengukur kekuatan melawan pendekar tangguh dari Ibu Kota. Ketua Harian IPSI Kalsel H Djumadri Masrun membenarkan empat hari waktu memang waktu yang sangat singkat untuk menjalani try out di Jakarta. “Waktunya berbarengan dengan Leba-

Muhail Selalu Cemas z Sambungan Hal 17

puskesmas atau posyando. Anak saya biasanya di tempat dokter,” katanya. Kepala Dinas Kesehatan Kota Banjarmasin, drg Diah R Praswati mengatakan, dalam pelaksanaan imunisasi, semua vaksin yang digunakan sesuai program yakni disalurkan Dinkes Pemprov Kalsel yang mendapat distribusi dari kementerian kesehatan. Dengan begitu, vaksin yang digunakan dijamin keasliannya. Makanya beruntung pada warga yang menggunakan fasilitas yang disediakan pemerintah seperti

Siapkan Angkutan Gratis z Sambungan Hal 17

untuk urusan kantor dan dinas. Laode pun mengimbau instansi lain bisa mengikuti KPK. Meski begitu, Laode me-

Peserta Menunggu Injury Time z Sambungan Hal 17

meriahkan HUT POLRI tertanggal 1 Juli mendatang, Polresta Banjarmasin menggandeng Banjarmasin Post mengadakan lomba foto candid polisi 2016. Mengambil tema, “Polisi Melayani dengan hati nurani”, kegiatan ini dilaksanakan sejak 26 Juni lalu. Foto yang dilombakan sendiri bersifat candid atau foto diam-diam, agar kesan natural dan cerita di dalam foto original. “Objeknya polisi di Kota Banjarmasin, bebas yang penting jangan dibuat-buat,” kata Kasatlantas. Pihaknya ingin, hasil jepretan senatural mungkin, dalam arti bukan settingan. “Polisi memang harus dekat dengan masyarakat, karena polisi itu mengayomi dan melindungi masyarakat” jelas Tuschad. Jenis kamera yang digu-

ran sehingga hanya bisa try out empat hari sebelum masuk program sentralisasi. Namun kami berupaya bisa semaksimal mungkin try out bisa dijalani oleh atlet silat Kalsel,” katanya, kemarin. Ada lima pendekar Kalsel yang lolos ke PON 2016, yakniMuhammad Supiannoor nomor tanding kelas C, Ali Dina dan Hamdani (seni ganda putra) serta Rizka dan Fatimah (seni ganda putri). Sebelum menjalani program try out, mereka terus menjalani program latihan dengan fokus latihan fisik dan teknik. Untuk atlet seni, terus fokus mempelajari gerakan silat baik gerakan ta-

ngan kosong maupun menggunakan senjata. “Latihan tetap dimaksimalkan selama Ramadan. Namun ada pengurangan porsi latihan. Atlet kami seluruhnya menjalankan ibadah puasa sehingga disesuaikan program latihannya,” tambahnya. Pelatih silat Kalsel, Muhrani menegaskan, saat ini program latihan karateka PON Kalsel sudah diujung fisik khusus. “Empat hari waktu try out akan dimaksimalkan sebaik mungkin untuk meningkatkan skill dan teknik pendekar Kalsel sebelum masuk sentralisasi KONI Kalsel,” katanya. (ryn)

puskesmas dan posyandu. “Kalau imunisasi di puskesmas atau posyando yang SDM dari aparatur sipil negara, insya Allah aman atau asli,” kata perempuan yang pada Juli 2016 ini memasuki masa pensiun. Dia menyebutnya beruntung karena selain gratis, vaksinnya dijamin asli. “Makanya kemarin kami dorong agar warga menggunakannya untuk imunisasi,” ujarnya. Temuan vaksin palsu sendiri membuat tantangan tersendiri dalam sosialisasi agar anak ikut imunisasi. Namun hal ini bisa jadi peluang agar warga memanfaatkan pelayanan di puskesmas untuk imunisasi.

Diakuinya, ada keengganan sejumlah warga untuk memafaatkan layanan puskesmas. Makanya pihaknya terus berupaya untuk memperbaikinya. Seperti sekarang, sudah ada 14 puskesmas yang terakreditasi. Tahun depan ditambah 12 puskesmas lagi. Dari jumlah itu, Puskesmas Cempaka malah sedang dalam proses menjadi Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). Dijadwalkan 2017 sudah berbentuk BLUD. Selain itu, kekurangan tenaga juga terus diatasi untuk puskesmas. Pada Desember 2016 nanti juga dilaksanakan tambahan tenaga kontrak. Hal ini sudah dikonsultasikan dengan BKD. (ire)

nuturkan pihaknya tidak perlu mengeluarkan larangan terhadap penggunaan mobil dinas untuk mudik. Sebab, aturan seharusnya dikeluarkan masing-masing instansi pemerintah. Larangan penggunaan mobil dinas untuk kepentingan mudik telah diatur dalam Peraturan Menteri

Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 87 Tahun 2005 tentang Pedoman Peningkatan Pelaksanaan Efisiensi, Penghematan, dan Disiplin Kerja. Peraturan itu menyebutkan kendaraan dinas operasional hanya digunakan untuk kepentingan dinas yang menunjang tugas pokok dan fungsi. (lis)

nakan oleh peserta, bebas saja. Mau DSLR, pocket, mirorless sampai kamera smartphone. “Kami tidak ingin membatasi peserta, mau yang profesional sampai masih belajar foto juga boleh. Yang penting hasil fotonya sesuai dengan tema nantinya,” ucap Tuschad Penjurian foto sendiri nantinya akan dipimpin langsung oleh fotografer Banjarmasin Post Aya Sugianto. Jangan lewatkan karena hadiah yang disediakan Polresta Banjarmasin sendiri mencapai jutaan rupiah, dengan hadiah utama sebuah sepeda motor. Kapolresta Banjarmasin Kombes Pol Wahyono sendiri sangat antusias dengan lomba foto ini. Dia mengatakan, setiap personel Polresta diharapkan memiliki jiwa kesatria sebagai Bhayangkara Negara dalam upayanya melaksanakan Tugas Pokok Polri. Baik dalam memelihara Kamtibmas, penegakkan hukum dan memberikan perlindungan, pengayoman

dan pelayanan kepada masyarakat Kota Banjarmasin. “Semua diwajibkan untuk tanpa membeda-bedakan status, jenis kelamin, agama, kelompok maupun kepentingannya. Di samping itu pula, diwajibkan memiliki sense of humanity dalam setiap tingkah laku, ucapan maupun dlm pergaulan di tengah masyarakat,” katanya. Titik berat pelaksanaan tugas pokok Polri yang dilaksanakan oleh personel Polresta Banjarmasin khususnya, kata dia adalah dengan memberikan pelayanan yang sesuai dengan hati nurani, jujur, tanpa terpaksa dan ikhlas. Sehingga hubungan masyarakat dan polisi diharapkan akan semakin harmonis yang akhirnya akan memperoleh kepercayaan dari masyarakat yang dilayaninya. “Melalui lomba fotografi inilah kami harap kita bersama bisa mengambil momen itu dalam sebuah bingkai foto,” harap Kapolresta Banjarmasin. (ady/rmd)


22

SPARKLINGΎRAMADAN

KAMIS

30 JUNI 2016

Dian Pilih Memancing

Ahdan Tabung Sisa Uang Belanja

Menunggu Berbuka BANYAK aktivitas bisa dilakukan untuk menunggu sampainya waktu berbuka puasa. Ada yang melakukan ibadah dan amalan-amalan. Ada pula yang memilih santai di rumah. Ngabuburit istilahnya orang Jawa Barat alias menunggu beduk tiba. Bagi yang melakoni hobi, tibanya Ramadan juga saat tepat menyalurkan jelang tibanya waktu Magrib. Salah satu hobi yang banyak penggemarnya adalah memancing ikan.Tempat atau spot bisa di mana saja, apakah sungai atau kolam. Lokasi dipilih tidak terlalu jauh dari rumah. Dian, warga Jalan Jafri Zamzam, Banjarmasin, yang sepulang kerja mengisi

waktu dengan kegiatan memancing ikan di sungai atau kolam. “Jika tidak berbuat sesuatu, menunggu berbuka puasa sangatlah jenuh. Maka dengan memancing tidak terasa waktunya,” ungkap Dian. Ada hikmah bisa diambil dari kegiatan memancing. Beribadah puasa, perlu kesabaran ekstra untuk menahan hawa nafsu. Dalam memancing ikan pun seperti itu, butuh sabar sebagai kuncinya. “Menunggu umpan disambar ikan menjadi seni dalam memancing. Jika tidak sabar, tidak dapat hasil. Ya, sama dengan berpuasa, harus sabar menahan diri,”

paparnya. Santo, warga Beruntung Jaya, kadang memancing di sungai kecil dekat rumah. Sekali waktu bisa pula ke kolam pemancingan. Ikan didapatnya beragam, mulai sepat, papuyu (betok), haruan (gabus). Masdi, pehobi mancing warga Belitung, Banjarmasin, mengatakan, selepas waktu Ashar itu tidak hanya joran dan umpan serta perlengkapan mancing yang dibawa, tapi pula bekal berbuka puasa. “Biasanya saya membawa minuman dan cemilan manis. Maksudnya, saat keasyikan mancing dan tak disangka masuk waktu berbuka, maka bisa segera

membatalkan puasa,” jelasnya. “Selain bawa bekal, saya lebih suka memilih lokasi memancing yang nyaman yaitu yang teduh dan terhindar dari sorotan matahari secara langsung. Karena sorotan matahari yang mengenai tubuh dan kulit kita secara langsung akan berakibat kulit menjadi kering,” jelasnya. Jika lokasi yang dituju tidak memiliki peneduh, Masdi membawa sendiri perlengkapan untuk berteduh seperti payung. Tak lupa pelindung sinar matahari, yaitu sarung tangan, jaket, topi, handuk dan krim untuk pelindung kulit. (dea)

BANJARMASIN POST GROUP/APUNK

MEMPERBANYAK AMAL - Seorang warga sedang khusuk membaca ayat Alquran di ruang utama Masjid Raya Sabilal Muhtadin, Banjarmasin, Senin (27/6) malam. Pada

Santri Diikutkan Pesantren Sabtu-Ahad KELUARGA besar TKA, TPA, TQA BKPRMI unit 001 Iqra Mahligai Al-Quran menggelar khatmul Al-Quran ustadz/ustazah. Acara semakin terasa erat dengan dirangkai buka puasa bersama Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Provinsi Kalsel, BKPRMI Banjarmasin, dan KBU Banjarmasin Utara, Rabu (29/6) petang, di rumah makan Sari Patin

Banjarmasin. Kepala TKA, TPA, TQA BKPRMI unit 001 Iqra Mahligai Al-Quran, Drs Ahmad Rizqon Mpd I, menjelaskan kegiatan khatmul Quran yang ketiga kalinya ini dapat diselenggarakan dan diakhiri dengan buka puasa bersama. Pihaknya hanya ingin memberi dorongan kepada ustadz maupun ustazah dan para santri bahwa kegiatan di TK dan TPA Al-Quran bila bisa di-

kelola dengan baik akan memberikan kesan yang baik. “Ini juga merupakan bagian proses pembelajaran yang menyenangkan. Di unit 001 Iqra Mahligai Al-Quran selalu melakukan evaluasi kegiatan sebulan. Jadi kegiatan dalam satu semester itu sudah kita susun sedemikian rupa,” ucapnya. Rizqon menyatakan di unit 001 Iqra Mahligai AlQuran punya kegiatan out-

door, yakni Tadabur Alam dengan mengambil salah satu tempat wisata yang cukup baik dan bisa dijangkau. Selain itu ada kegiatan petuah, yakni pesantren Sabtu-Ahad, dimana santri itu bermalam. “Dari Sabtu Sore sampai Minggu pagi kita isi dengan kegiatan yang menjadi materi kegiatan pendidikan Alquran di unit 001 Iqra Mahligai Alquran,” ucapnya. (ogi)

Bersyukur Kembali Bersilaturahmi SUASANA akrab terlihat di tengah kegiatan bukber (buka bersama) puasa di kediaman Gt Iskandar Sukma Alamsyah Komplek Pondok Sejahtera Banjarbaru Kalsel, Rabu (29/6) petang. “Ya saya sangat bersyukur dapat kembali berkumpul dengan kerabat dan masyarakat dalam acara penuh keakraban. Terlebih sudah cukup lama saya tak meng-

adakan kegiatan silaturahmi ini, “ ungkap politisi Golkar itu. Ketua PMI (Palang Merah Indonesia) Kalsel mengakumemasuki usia 58 tahun itu ia juga tak ingin berdiam diri. “Lewat momentum berbuka bersama puasa silaturahmi terus dapat terjalin. Momen ini sekaligus dapat menjadi introspeksi diri un-

tuk memperbaiki diri, “ terangnya. Dia juga mengungkapkan rasa terimakasihnya atas ketersediaan hadirnya seluruh pengurus Golkar, PMI, dan Kosgoro kabupaten dan kota se-Kalsel. Turut hadir pula dalam acara bukber puasa tersebut Pimpinan Umum Banjarmasin Post Group, HP Gusti Rusdi Effendi. (gha) BPOSTGROUP/ABDUL GHANIE

3006/B22

23

bulan ramadan umat muslim berlomba-lomba memperbanyak amal dan ibadah.

Baznas Kalsel Salurkan Paket ke LK3 TERUS disalurkan selama Ramadan. Begitulah yang dilakukan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kalsel, Rabu (29/6) petang. Bantuan 100 paket untuk melalui Lembaga Kajian Keislaman dan Kemasyarakatan (LK3) disalurkan bagi yang berhak menerima. Mengambil tempat kantor LK3 di Kompleks Rajawali nomor 17, RT15 Banjarmasin, bantuan diserahkan oleh direktur eksekutif Baznas Kalsel, Drs H Irhamsyah Safari. Bantuan itu akan didistribusikan kepada ibu-ibu janda kepala rumah tangga, dan anak yatim. . Drs Suharman Djamaluddin Wakil Ketua I Baznas Kalsel, memohon maaf karena ketua Baznas Kalsel yang seharusnya menyerahkan

BANJARMASINPOSTGROUP/EDI NUGROHO

BERIKAN BANTUAN - Direktur esksekutif Baznas Kalsel, Drs H Irhamsyah Safari memberikan bantuan ke LK3 untuk disalurkan kepada yang berhak, Rabu (29/6). bantuan itu tak bisa datang karena ada kegiatan lain. “Kegiatan penyaluran bantuan ke LK3 sebanyak 100 paket ke LK3 ini merupakan rangkaian penyalur-

an bantuan dari 1.000 paket,” ujarnya. Direktur LK3 Rafikah S,Ag, menyatakan akan membantu menyalurkan paket kepada mustahik. (ogi)

LIMA puluh anak-anak kaum duafa binaan Rumah Yatim Banjarmasin, terlihat sumringah tatkala berbaris menunggu giliran memasuki Hypermart Duta Mall Banjarmasin, Rabu (29/6) siang. Di pintu masuk swalayan tersebut, pihak Bank Syariah Mandiri (BSM) Banjarmasin membekali mereka kantong belanja dan masing-masing diberi sebuah amplop berisi uang Rp 200 ribu. Uang tersebut diberikan kepada anak yatim untuk berbelanja di supermarket tersebut. Ahdan Saputra bocah 9 tahun, warga Gang Sedayu, mengaku sangat senang bisa ikut berbelanja. Apalagi baru pertama ke Duta Mall. “Senang bisa belanja sendiri, tapi bingung, mau belanja apa lagi. Cuma beli pensil warna, pulpen, buku, makanan dan minuman ringan,” seloroh Ahdan yang total belanjaanya sekitar Rp 50 ribu saja dan sisanya akan ditabung. Ahdan merupakan salah satu anak yatim yang diajak BSM untuk berbelanja di Hypermart. Kegiatan belanja bagi anak duafa ter-

33 Kepala Suku Berbaur dalam Kebersamaan SOSIALISASI sekaligus menggelar berbuka puasa bersama menjadi sesuatu kegiatan bermanfaat di Ramadan. Begitulah yang dilakukan Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) Kalsel, Rabu (29/6) petang. Tujuannya tak lain demi mempererat silaturahmi sesama warga banua, serta menambah wawasan para ketua suku yang ada di Kalsel. Mengambil tema “Dengan Kebersamaan Mari Kita Tingkatkan Persatuan, Kesatuan dan Rasa Cinta Tanah Air”, kegiatan dilangsungkan di kafe Double F Jalan Soetoyo S Banjarmasin. Miniatur Indonesia menjadi gambaran suasana acara sosialisasi sekaligus buka puasa tersebut. Ada 33 kepala suku maupun paguyuban yang hadir. Mereka berbaur bersama, bercanda tawa dan saling komunikasi dengan akrab saat kegiatan berlangsung. Ketua FPK Kalsel H Hasyim KA, SE mengatakan pada kesempatan tersebut pihaknya mengonsep acara tak sekedar seremoni buka puasa bersama namun juga sekaligus sosialisasi. “Pada kesempatan ini, kami memberikan pencerahan kepada para ketua suku atau paguyuban yang

sebut merupakan Program Nasional BSM yaitu Santunan 10.000 anak Yatim dan Dhuafa BSM. Untuk wilayah Banjarmasin sudah mendapat jatah untuk 200 anak. Mahendra Nusanto, Project Manager BSM Regional IV Kalimantan, menjelaskan, pada buka puasa bersama telah diberikan santunan 100 anak yatim. Kemudian untuk santunan belanja selama dua hari, 28-29 Juni bertempat di Hypermart untuk 100 anak dhuafa. “Anak-anak itu punya keinginan, tapi kadang sulit diwujudkan. Nah, sekarang kami siapkan dana dan kantong belanja. Silakan mereka mewujudkan keinginan. Tapi kami ingatkan, belanja barang bermanfaat, antara lain peralatan sekolah baru jajanan,” jelasnya. Misi dari program ini, selain berbagi keceriaan dan ke-

BANJARMASINPOSTGROUP/SALMAH SAURIN

BERBELANJA - Anak-anak kaum duafa binaan Rumah Yatim Banjarmasin, terlihat semringah berbelanja sendiri di Hypermart Duta Mall Banjarmasin dengan uang diberi BSM Banjarmasin, Rabu (29/6) siang.

gembiraan juga mengajarkan anak-anak mengatur uang. Bagaimana mereka membelanjakan dan menyisakan uang untuk menabung.

Asep Suhendar, pengasuh Rumah Yatim, mengucap syukur Alhamdulillah, anakanak binaan mereka sangat senang telah diajak ke mall.

“Sehari lalu anak-anak yatim disantuni belanja. Terima kasih BSM, telah berbagi rezeki dan kegembiraan. Semoga berkah,” tandasnya. (dea)

Dari Karyawan untuk Duafa BERBAGI di bulan suci dilakukan Bank Kalsel Cabang A Yani Banjarmasin. Ajang berbuka puasa dirangkai sekaligus berbagi dengan anggota Majelis Taklim Al Ihsan di Jalan Mahoni 103 Banjar Indah Permai, Rabu (29/6) petang. Pimpinan Cabang Bank Kalsel A Yani, Mitra Damayanti mengatakan, kegiatanrutin yang dilakukan setiap tahun dengan sasaran anak panti asuhan dan kaum duafa. Dana yang disumbangkan untuk kegiatan berbagi itu berasal dari zakat infak dan sedekah (ZIS) para karyawan yang disisihkan sebesar 2,5

persen dari penghasilan bulanan. Pada tahun ini, ZIS yang akan dibagikan sebesar Rp 25 juta. Dana disumbangkan untuk anggota majelis taklim senilai Rp 16 juta berupa sembako dibagikan untuk anggota Majelis Taklim Al Ihsan, Nur Ihsan dan Majelis Taklim Tadzkiratul Ihsan yang berpusat di Jalan Mahoni Banjar Indah Permai. “Sisanya senilai Rp 9 juta untuk kaum duafa yang ada di sekitar kantor,” kata Mitra Damayanti. Pembina Majelis Taklim Al Ihsan H Kursani Murhan

BANJARMASINPOSTGROUP/SUDARTI

SANTUNAN - Pinca Bank Kalsel Mitra Damayanti menyerahkan sumbangan yang diterima H Kursani Murhan selaku pembina Majelis Taklim A Ihsan pada acara buka puasa bersama, Rabu (29/6). mengucapkan terima kasih. Apa yang diberikan sangat bermanfaat untuk mengembangkan dak-

wah. “Mudah-mudahan Bank Kalsel semakin sukses usahanya,” kata Kursani. (drt)

BANJARMASINPOSTGROUP/FADLY SETIA RAHMAN

DISKUSI - Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) Kalsel, menggelar sosialisasi dan buka puasa bersama, Rabu (29/6) petang.

hadir. Dengan semangat cinta tanah air, menjadi satu hal yang disisipkan dalam sosialisasi wawasan kebangsaan,” kata H Hasyim. Dengan harapan, nantinya 33 kepala suku atau paguyuban ini bisa menyampaikan lagi ke anggota paguyuban. Menjadikan sebaran materi yang disampaikan saat sosialisasi sekaligus buka puasa saat itu bermakna. “Bisa lihat sendiri, betapa rukun dan penuh kekeluargaan suku-suku yang ada. Berkumpul di satu acara dengan penuh keakraban. Ini jadi satu hal yang membuat

wilayah kita terus aman dan damai,” jelas Ketua FPK Kalsel. Hadir juga saat kegiatan tersebut, Kepala Badan Kesbangpol Linmas Kalsel, Hermansyah. Dirinya mengapresiasi kegiatan yang diselenggarakan FPK Kalsel. “Fungsi utama FPK Kalsel ini mempersatukan antar suku dan etnis yang ada di Kalsel. Sebagai wadah silaturahmi yang dapat meminimalkan persoalan antar suku dan etnis. Jadi andai kata ada perselisihan pun, cepat diatasi dengan adanya forum ini,” kata Hermansyah.(ady)

3006/B23


24 SELASA KAMIS

12 30 JANUARI JUNI 20162016

3006/B24

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online


oustiti...

Euro 2016

banjarmasinpost.co.id

THIBAUT COURTOIS KIPER BELGIA

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

KAMIS

likes: BPost Online

2 JUNI 2016 KAMIS 30 JUNI 2016

25 25

THIBAUT COURTOIS KIPER BELGIA

HANNES THOR HALLDORSSON KIPER ISLANDIA

WAYNE HENNESSEY KIPER WALES

SSEY

GIANLUIGI BUFFON KIPER ITALIA

Sosok Penentu RUI PATRICIO KIPER PORTUGAL

MANUEL NEUER KIPER GERMAN

HUGO LLORIS KIPER PRANCIS FOTO-FOTO: AFP

Sosok Penentu DELAPAN negara telah lolos dalam babak perempat Final Piala Eropa 2016. Di balik kesuksesan tim-tim tersebut, penjaga gawang jadi satu sosok dari beberapa penentu hasil akhir yang diraih oleh sebuah tim. Tak jarang berkat kehebatannya di atas lapangan, sang kiper justru jauh lebih populer dari para pemain pada umumnya. Perhatian publik dunia atas delapan kiper yang membawa timnya lolos perempat final tertuju pada Gianluigi Buffon (Italia) dan Manuel Nuer (Jerman). Selama Piala Eropa 2016 ini, keduanya tercatat clean sheet

HUGO LLORIS KIPER PRANCIS

atau tidak pernah kebobolan. Menariknya, Tim Jerman dan Italia akan bertemu lebih awal pada perempatan final 2 Juli mendatang. Pertemuan Buffon dan Neur nanti mengingatkan pada laga final Liga Champions yang mempertemukan Juventus dan Bayern Munich, 10 April 2013 lalu. Kiper-kiper lain yang membawa timnya lolos perempatan final Piala Eropa yaitu Hannes Thor Halldorsson (Islandia), Rui Patricio (Portugal), Thibaut Courtois (Belgia), Wayne Hennessey (Wales), Hugo Lloris (Prancis), dan Lukasz Fabianski (Polandia). (ape)


26 26

KAMIS

2 JUNI 2016 KAMIS 30 JUNI 2016

yg

Euro 2016 banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

Bon voyage

likes: BPost Online

Membeku di Swedia

TRIBUNNEWS/DENYBUDIMAN

KOPI TURKI- Stan paviliun Turki menyedikan kopi khas Turki secara gratis.

TRIBUNNEWS/DENYBUDIMAN

BALOK ES- Seorang pengunjung mengamati balok es yang berada dalam ruangan.

SAYA menemukan tempat ini secara kebetulan. Saat hendak menuju sebuah spot lokasi peliputan di area Montparnaise, mata saya tertuju ke kubah putih berbentuk seperti bola yang berada di depan hotel terkenal, de Villa di kawasan La Marais, Paris. Area itu ditutupi spanduk besar warna biru bertuliskan 'Place de L'Europe for The Euro 2016'. Di seberangnya, di sepanjang pagar besi, dipajang foto-foto para pemain legendaris, mulai dari Marco van Basten, Dino Zoff, sampai Hristo Stoichkov. Penasaran, saya pun masuk ke dalam kawasan yang seperti pameran tersebut. Setelah berada di dalamnya, saya baru tersadar, kawasan ini rupanya menjadi tempat promosi pariwisata negara-negara peserta Piala Eropa 2016. Sejauh pengamatan saya, tak semua negara peserta ikut. Paling banter hanya sekitar 15 negara yang berpartisipasi di acara yang digelar dari 18 Juni sampai 10 Juli ini. Setiap negara disediakan tempat berupa kontainer yang dikemas dengan kreasi masingmasing, untuk mempromosikan keindahan dan keunikan negaranya. Swedia menjadi salah satu negara yang paling menarik minat banyak pengunjung. Mereka mengusung tagline 'A warm welcome to a cold place'. Pengunjung diberikan kesempatan untuk merasakan langsung dinginnya udara di Swedia saat musim dingin, yang suhunya bisa mencapai minus lima derajat Celcius. Caranya, mereka dipersilakan masuk ke dalam ruangan yang tertutup rapat, dan diwanti-wanti

agar memakai selimut penghangat. "Di dalam sangat dingin, saya sarankan untuk memakai selimut. Apalagi Anda dari kawasan tropis," ujar seorang petugas saat tahu saya datang dari Indonesia. Menuruti sarannya, saya pun memakai selimut warna biru muda, dan menutupkannya ke seluruh tubuh. Saya harus antre untuk masuk ke ruangan tertutup berukuran sekitar 40 meter persegi tersebut. Masuk ke dalamnya, saya disambut suasana remang-remang, dan harus membuka sebuah pintu lagi, sebelum dihadapkan dengan sebuah kejutan: sebuah balok es setinggi 170 meter dengan panjang sekitar tujuh meter terpajang di tengah ruangan! lam sangat dingin, dan Suasana di dalam membuat tubuh langsung menggigil. Inilah cara menarik untuk mengenalkan secara langsung a Zlatan Ibrahimovic tersebut. dinginnya negara k lebih jauh, ternyata di dinding Setelah disimak balok es raksasa tersebut terpahat sejumlah ikon ari mobil Volvo, sejumlah tempat Swedia, mulai dari ingga dalahast, kuda kayu kecil wisata di sana, hingga yang jadi suvenirr khas negara yang masuk dalam lingkaran arktik tersebut. Saya tak kuat berlama-lama di sana, karena nggigil dibekap dingin. Menurut badan sudah menggigil a sampai minus si petugas, cuaca

lima derajat itu bisa terjadi saat puncak musim dingin antara November sampai Maret. "Dan cuaca ekstrem itu biasanya terjadi di Swedia bagian selatan," cetusnya.Setelah membeku di paviliun Swedia, banyak pengunjung yang beralih ke paviliun Turki, yang berada di sebelahnya. Cocok sekali, negara ini menyediakan kopi panas khas ala Turki secara gratis. Pas untuk menghangatkan badan kembali. Seorang perempuan dengan kecantikan khas Turki akan memberi gelas plastik, dan mengucurkan kopi berbau harum ke dalamnya. Saya yang sedang puasa hanya bisa membayangkan nikmatnya kopi Turki yang kental, hitam, dan berbusa ini. Yang terkenal dari kopi Turki ini adalah cara penyajiannya yang elegan. Bubuk kopi dimasukkan ke dalam air mendidih di atas pot bernama cezve atau ibrik. Campuran kopi dan air panas ini kemudian ditambahkan gula sesuai selera. Tertulis juga di stand kopi tersebut filosofi kopi ala Turki yang mendunia, "coffee should be black as hell, strong as death, and sweet as love.� Mantap! Tak semua paviliun dikemas dengan menarik. Beberapa paviliun terkesan sekadarnya. Wales misalnya, yang hanya memajang foto besar pemain legendaris mereka, Gareth Bale, serta memberikan sejumlah brosur pariwisata negaranya. Demikian juga Polandia yang memasang foto besar pemain bintangnya, Robert Lewandowski. (Tribunnews/den)

Tiga Dimensi Irlandia Utara PAVILIUN Irlandia Utara mengusik perhatian saya lantaran para petugasnya memakai T-shirt keren dan provokatif. Berwarna hijau, khas jerseynya 'The Green Army' dengan tulisan mencolok di bagian belakang, "We,re not Brazilian, we're Northern Ireland." Saya tahu itu

3006/B26

salah satu chant yang sering dinyanyikan pendukung Irlan Irlandia Utara. Tapi saya ingin tahu arti sebenarnya dari slogan tersebut. Saat saya tanyakan langsu langsung ke si petugas, pria tinggi besar, berkacamata, berkacam ia hanya tersenyum lebar. meman tak sehebat Brasil dalam "Kami memang bermain bola, ta tapi kami tahu benar bagaimana caranya menikm menikmati sepak bola," ujarnya menjelaskan. Ia kemudian m mempersilakan saya melihat langsung wajah Irlandia Utara lewat kacamata tiga dimensi virtual virt reality. Bentuknya seperti kacamata denga dengan kabel yang dihubungkan ke sebuah alat yan yang seperti video. Begitu memakainya, kita akan melihat dua perempuan cantik mengaja mengajak kita ke berbagai lokasi, yang sepertinya jadi ikon Irlandia Utara. seb Tapi sebelumnya kita akan dihadapkan gamb dengan gambaran konflik yang terjadi di dem sana. Ada demonstrasi, pelemparan batu, b dan adegan baku hantam. Mengejutkan juga la karena kita langsung disodori dengan fakta yang suram.

Baru setelah itu, dua gadis cantik tadi mengajak kita jalan-jalan ke berbagai spot lokasi wisata. Ada semenanjung dengan padang rumput luas, dan di bawahnya terlihat panorama pantai penuh dengan batu karang yang dihantam ombak besar. Ada juga bangunan-bangunan bersejarah. Tak ketinggalan pula, kita akan diajak masuk ke dalam sebuah kapal besar nan legendaris, Titanic, yang dirancang oleh orang Irlandia Utara, dan dibangun di Belfast. Sayangnya, semua gambaran itu dalam warna chrome, tak berwarna, hingga agak kurang menggigit. Namun, secara keseluruhan tetap sangat informatif dan menarik. "Terima kasih kunjungannya. Saya nantikan Anda di Belfast, kita akan menonton sepak bola di sana, dan Anda akan tahu bagaimana caranya menikmati sepak bola," ucap petugas tadi berpromosi. (Tribunnews/den)

TRIBUNNEWS/DENYBUDIMAN

TIGA DIMENSIPengunjung memakai kacamata tiga dimensi virtual reality di stan Irlandia Utara.


Euro 2016 Trending Topic Trending Topic banjarmasinpost.co.id

KAMIS

2 JUNI 2016

27

follow us: @banjarmasinpost likes: BPost Online KAMIS 30 JUNI 2016

epaper.banjarmasinpost.co.id

27

Messi Lampaui #PrayforIstanbul

el l

tuk

asa. di c

GETTY IMAGES

Bintang Eropa

TURUT BERDUKA-

SEJUMLAH pemain sepak bola Eropa mengungkapkan rasa duka atas terjadinya teror bom. Mereka mengecam aksi teror yang telah merenggut nyawa puluhan nyawa ini. Pada saat masih digelar hajatan sepak bola Piala Eropa, teror kembali terjadi di benua biru. Kali ini, Bandara Ataturk, Istanbul, Turki menjadi sasaran serangan kelompok teroris. Melalui akun twitternya, Arda Turan, striker timnas Turki yang juga pemain Barcelona menuliskan perasaan sedihnya. "Lagi, hati kami terluka. Doa kami untuk Turki. Terkutuk bagi mereka yang telah menyebabkan rasa sakit ini," tulis Arda Turan, Rabu (29/6). Teror ini kembali mengejutkan dunia apalagi terjadi pada saat Ramadan. Dilaporkan lebih dari 37 orang meninggal dunia dan 147 orang mengalami lukaluka. Tak hanya Arda Turan, para penggawa timnas Turki yang sudah selesai melakoni pertandingan Piala Eropa setelah tersingkir di babak penyisihan grup juga menuliskan perasaan simpatinya untuk para korban. Di antaranya adalah Nicolas Pareja, Omar El Kaddouri, dan Hakan Calhanoglu. Mereka menuliskan hastag "PrayforTurki dan menuliskan Istanbul dengan tanda ikon menangis. "#Doa untuk Turki" tulis Pareja. Sedangkan Hakan Çalhanoglu

Striker timnas Turki, Arda Turan turut berduka atas serangan teror yang terjadi di bandara Ataturk, Istanbul, Turki.

menuliskan, "#Doa untuk Turki, #prayforıstanbul". Tidak hanya pemain sepak bola asal Turki, beberapa pemain dari timnas sepak bola negara lain pun menuliskan perasaan simpati kepada para korban dan mengutuk pelaku teror. Pesepak bola Jerman, Lukas Podolski melakui akun twitternya, Lukas-Podolski.com @ Podolski10 juga turut mengutuk pelaku teror di Istanbul. "Kami mengutuk terorisme. Semoga kerabat mereka yang jadi korban meninggal dunia dalam serangan berbahaya hari ini diberikan kesabaran dan saya berharap yang terluka bisa cepat sembuh," tulis Podolski. Federasi Sepakbola Turki (TFF) juga turut berduka. Melalui penyataan resminya, TFF mengutuk keras aksi teror ini. “Kami mengutuk terorisme. Bandara Ataturk Istanbul hari ini mendapatkan serangan berbahaya. Serangan tersebut membuat puluhan warga kami banyak yang meninggal dunia dan banyak yang terluka. Kesedihan dan keprihatinan yang sangat mendalam,” demikian pernyataan resmi dari TFF. Dilansir BBC, Serangan senjata api dan bom di bandar udara internasional Ataturk di Istanbul, Turki, pada Selasa (28/06) malam, menewaskan setidaknya 37 orang, ratusan korban lainnya mengalami luka-luka. Para korban dilaporkan dilarikan ke rumah sakit dengan menggunakan taksi. Pelaku serangan meledakkan bom di pintu masuk terminal internasional. "Berdasarkan informasi yang saya terima, teroris masuk ke terminal internasional, mengeluarkan tembakan dengan senjata Kalashnikov dan kemudian meledakkan diri," kata Bekir Bozdag, menteri kehakiman Turki. Pejabat senior pemerintah Turki mengatakan ada tiga pelaku bom bunuh diri dalam serangan ini. Penerbangan hingga Rabu (29/06) dini hari waktu setempat dihentikan dan aparat keamanan meminta orang-orang untuk tidak mendekati bandara.

Sementara itu, presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan mengecam serangan bom di negaranya dan menyebutnya sebagai aksi terorisme. Pascapemboman di Bandara Internasional Ataturk, Istanbul, Erdogan menyampaikan kecaman dan belasungkawanya terhadap insiden ini. "Saya mengecam keras serangan teror di Bandara Internasional Ataturk dan berbelasungkawa untuk keluarga korban dan negara ini," katanya. Menurutnya, serangan yang terjadi di bulan Ramadan ini sama sekali tidak mencerminkan nilai keagamaan apapun. "Serangan yang terjadi di bulan Ramadan ini menjadi bukti bahwa terorisme tak ada kaitannya dengan agama manapun dan menyerang siapa saja," imbuh Erdogan. Melalui pernyataannya, Erdogan mendesak dunia, terutama negara-negara Barat, untuk mengambil tindakan tegas terhadap terorisme. "Bom yang meledak di Istanbul hari ini bisa saja meledak di bandara lain, di kota lain di dunia ini. Bagi kelompok teroris, tak ada bedanya Istanbul dan London, Ankara dan Berlin," ucapnya lagi. Sedangkan, PM Turki Binali Yildrim mengatakan bahwa korban tewas sudah berjumlah 36 orang, di antaranya terdapat warga asing. Investigasi soal siapa pelaku di balik serangan ini difokuskan pada dugaan yang tertuju pada kelompok militan ISIS. Bandara tersibuk dan terpadat di Turki itu sudah kembali dibuka dan beroperasi secara normal untuk melayani penerbangan domestik dan internasional. (Tribunnews/mba)

What's Happening :

Turkish Airlines Sponsor Piala Eropa SALAH satu target yang menjadi sasaran teror di Turki ini adalah Turkish Airlines, maskapai penerbangan Turki yang merupakan salah satu sponsor atau mitra resmi Piala Eropa 2016 yang sedang digelar di Prancis. Semua penerbangannya ke bandara Ataturk, Istanbul terganggu akibat teror ini. Di antaranya adalah penerbangan Turkish Airlines menuju Istanbul dari Heathrow, Gatwick, Manchester, Birmingham, Edinburgh, dan Dublin

Tak hanya Turkish Airlines yang terdampak teror ini. Maskapai penerbangan British Aurways dengan pesawat BA680 dari London Heathrow ke Ataturk juga terbang kembali ke Inggris setelah terdengar kabar ledakan di bandara. Pesawat Turkish Airlines sebelumnya dipakai timnas Turki untuk Piala Eropa ini. Turkish Airlines jenis A330-300 jet memulai misi promosi dalam pengangkutan skuad Timnas Turki yang ditangani Pelatih Fatih Terim.

Lukas-Podolski.com @ Podolski10

Namun langkah Turki terhenti di penyisihan grup D bersama. Mereka menempati peringkat Ketiga klasemen grup yang diisi oleh Kroasia, Spanyol, dan Republik Ceko. Turkish Airlines untuk Euro 2016 didesain khusus dengan melibatkan UEFA sebagai pengelola sepak bola Eropa. Pada badan pesawat terdapat logo UEFA

Kami mengutuk terorisme. Semoga diberikan kesabaran untuk para kerabat mereka yang menjadi korban tewas dalam serangan mematikan pada hari ini dan saya berharap yang terluka untuk cepat sembuh Nicolas Pareja @ nicopareja21 #Doa untuk Turki Hakan Çalhanoølu @ hakanc10 # Doa untuk Turki # prayforıstanbul # Prayforpea by TWITTER/NURI SAHIN

berikut Piala Euro yang akan diperebutkan oleh 24 negara. (mba)

Mousa Dembele @ mousadembele Sightseeing di Bordeaux

DATA FAKTA HASIL BABAK 16 BESAR

JUMAT (1/7)

Gareth Bale (Wales)

Jakub Błaszczykowski (Polandia)

Kevin De Bruyne (Belgia)

44 Pertandingan yang sudah digelar

Swiss

1 (4) - (5) 1 Polandia

02:00 WIB Polandia vs Portugal

Antoine Griezmann (Prancis)

Bogdan Stancu (Romania)

Kari Arnason (Islandia)

88 Jumlah gol hingga 16 Besar

Wales

1 - 0 Irlandia Utara

SABTU (2/7)

Alvaro Morata (spanyol)

Ivan Perisic (Kroasia)

Cristiano Ronaldo (Portugal)

2 Rata-rata gol per laga

Kroasia

0 - 1 (et)Portugal

02:00 WIB Wales

2 GOL

Balazs Dzsudzsak (Hungaria)

Pemain Tercepat

10 Gol saat laga 1-15 menit

Prancis

2 - 1 Irlandia Utara

MINGGU (3/7)

Mario Gomez (Jerman)

Robbie Brady (Irlandia)

Jerman

3 - 0 Slovakia

02:00 WIB Jerman

Graziano Pelle (Italia)

TERBANYAK ASIS

Romelu Lukaku (Belgia)

3 ASIS

Cristiano Ronaldo (Portugal)

Eden Hazard (Belgia)

Hungaria

0 - 4 Belgia

vs Belgia vs Italia

SENIN (4/7)

Italia

2 - 0 Spanyol

02:00 WIB Prancis

Inggris

1 - 2 Islandia

TOP SKORER

Dimitri Payet (Prancis)

2 ASIS

3 GOL

Nani (Portugal)

Aaron Ramsey (Wales)

PERTANDINGAN PEREMPATFINAL

WHAT'S THE SCORE.COM

dengan jumlah

vs Islandia

Kingsley Coman 33 km/jam Josh Magennis 32 km/jam Emre Mor

32 km/jam

Sime Vrsaljko 32 km/jam Yannick Carracso32 km/jam

PIALA EROPA DALAM ANGKA 51 Jumlah Pertandingan Total

7 Gol saat laga 16-30 menit 16 Gol saat laga 31-45 menit 0 Gol saat injury time babak 1 16 Gol saat laga 46-60 menit 13 Gol saat laga 61-75 menit 13 Gol saat laga 76-75 menit


S

UPERBALL SENIN, 11 JANUARI 2016

HALAMAN HALA AMAN 1 17 7

KAMIS, 30 JUNI 2016

BIG MATCH

PELATIH BARU AC MILAN

POLANDIA VS PORTUGAL

LIVE ON JUMAT (1/7) PUKUL 02.00 WIB/ 03.00 WITA

28

VINCENZO MONTELLA

AC MILAN mengumumkan Vincenzo Montella menjadi pelatih baru mereka menggantikan Christian Brocchi. Pelatih berusia 42 tahun itu dikontrak hingga tahun 2018 ditambah bayaran 2,3 juta euro ditambah bonus. Selain itu Milan juga harus membayar klausul pelepasan dari Sampdoria senilai 500 ribu euro. "Vincenzo Montella adalah pelatih baru kami, dan ia telah menandatangani kontrak dua tahun yang akan dimulai pada 1 Juli," demikian bunyi pernyataan resmi Milan di situs klub.(dod)

POLANDIA

VS

PORTUGAL

DER BOMBER

DUA bomber terbaik Eropa akan beradu tajam membuktikan siapa yang terbaik di antara mereka, di partai perempatfinal Piala Eropa 2016 antara Polandia melawan Portugal, di Stade Vélodrome, Marseille, Jumat (1/7) dinihari. Berpredikat sebagai penyerang terbaik dan termahal di Benua Biru, penampilan Robert Lewandowski dan Cristian Ronaldo di turnamen Piala Eropa kali ini memang belum seperti yang diharapkan. Ronaldo misalnya, meski berhasil membawa timnya melaju hingga ke perempat final, namun penyerang klub Real Madrid itu baru mampu melesakkan dua gol dari empat penampilannya bersama Seleccao das Quinas di Piala Eropa 2016. Jumlah itu jelas tak setara jika dibandingkan dengan performanya bersama Los Blancos musim lalu. Di pentas La Liga saja, Ronaldo mampu mencetak 35 gol dari 36 laga, meski pada akhirnya ia gagal

Ulasan Pelatih Cetak Gol TAK masalah Lewandowski belum mencetak gol sampai sekarang. Sejauh ini dia melakukan pekerjaan besar untuk tim, dan jjuga saling memahami satu sama lain dengan baik. Saya yakin ia akan segera mencetak gol. Dia selalu siap dari segi sik dan mental. Dia juga memberi ruang dan menciptakan peluang. Dia menarik perhatian lawan. Itu bagus.(dod) *) ADAM NAWALKA, PELATIH POLANDIA

Laga Sulit JIKA mereka masuk delapan besar di sini, mereka pasti tim yang sangat kuat. Saya sudah menyaksikan pertandingan mereka sebelumnya. Polandia bermain lebih bagus, lalu Swiss agak meningkat. Kami pernah menghadapi Polandia pada 2012. Robert Lewandowski adalah pemain yang sangat bagus. Laga itu akan menjadi pertandingan yang sulit.(dod) *) FERNANDO SANTOS, PELATIH PORTUGAL

membawa Real Madrid jadi juara. Jika dirata-rata, hampir satu gol dicetak mantan pemain Manchester United itu di setiap penampilannya di Liga Spanyol. Penampilan buruk Ronaldo di Piala Eropa 2016 ini diperparah dengan kegagalannya mengeksekusi penalti saat Portugal menghadapi Austria di laga kedua penyisihan grup F. Untungnya meski performanya belum seperti yang diharapkan, ia tetap memberi kontribusi lumayan terhadap kiprah Portugal di turnamen sepakbola antarnegara se-Benua Biru tersebut. Bila bukan karena dua gol Ronaldo kala bermain imbang 3-3 dengan Hungaria di laga terakhir penyisihan grup F, Portugal mungkin gagal melaju ke babak 16 besar. Pada fase knockout itu, Ronaldo juga memiliki peran besar saat Portugal menang 1-0 atas Kroasia. Menurut kiper Polandia, Wojciech Szczesny, seminim apapun kontribusi Ronaldo, penyerang 31 tahun itu tetap pemain penting di skuat Portugal. “Jika memungkinkan, aku bahkan ingin memasukkan dia (Ronaldo) ke timnas Polandia, meski dia sedang tidak dalam performa terbaiknya,” kata kiper Arsenal itu. “Semua tahu kualitas Ronaldo. Dan, dia bisa melakukan yang

terbaik kapan pun dan dalam pertandingan mana pun,” imbuh tandem Ronaldo di tim Portugal, Luis Nani. Penampilan Ronaldo di Piala Eropa 2016 ini memang belum seperti yang diharapkan. Namun, seburuk-buruknya performa Ronaldo, tetap tak lebih buruk dari Lewandowski, setidaknya jika mengacu pada catatan gol dan assist mereka di turnamen ini. Jika Ronaldo sudah mencetak dua gol plus satu assist, maka Lewandowski belum mencetak satu gol pun. Padahal, saat kualifikasi penyerang yang harga pasarannya diperkirakan 71 juta euro itu menjadi yang tersubur dengan 13 gol. Selain belum mencatatkan namanya di papan skor, Lewy, sapaan akrab Lewandowski juga hanya mampu melepaskan delapan tendangan dalam 390 menitnya tampil bersama Polandia di Prancis. Dari delapan tembakan itu, hanya dua tepat sasaran, sementara tiga tembakan melenceng, dan tiga lainya diblok kiper lawan. Melihat performa Lewy yang mengecewakan itu, bek Portugal, Jose Fonte pun sesumbar dirinya akan meredam mantan penyerang Borussia Dortmund itu. “Dia adalah pemain dengan kualitas luar biasa. Namun semua staf kami sudah bekerja keras, dan mengumpulkan semua informasi tentang dia,” ungkap kapten Southampton itu kepada wartawan.

“Kami harus berada di level terbaik kami. Saya bermain di sebuah liga yang sangat kompetitif. Saya bermain menghadapi banyak striker bagus, dan Lewandowski adalah salah satu dari mereka. Dia sangat berbahaya, dan kami harus mewaspadai dia,” kata Fonte. Meski Lewy belum mencetak satu gol pun, manajer Polandia, Adam Nawałka, tetap membela anak asuhnya tersebut. Dia menilai, Lewandowski tetap menjadi pemain yang mempunyai peran penting dalam timnya. Bomber Bayern Munchen itu dianggap sebagai salah satu kunci kesuksesan Polandia hingga saat ini. "Lewandowski telah melakukan pekerjaan fenomenal dan sangat penting untuk Polandia. Kita tahu sejarah di kompetisi ini. Ada beberapa pemain bintang yang tidak bisa mencetak gol," ujar Nawałka dilansir dari SportsMole. "Bagi saya, dia merupakan pemain yang punya mental. Dalam sepak bola, dia tidak hanya sebagai pemain, tapi juga mampu memotivasi tim, membantu tim lebih baik dan kuat." (Tribunnews/ dod)

CR7 Memburu Rekor Platini SELAIN berburu tiket ke semi nal, ada satu rekor Daftar istimewa yang diincar Tahun Cristiano Ronaldo di 2004 laga melawan Polandia, di Stade Vélodrome, 2008 Marseille, Jumat (1/7) 2012 dinihari. CR7 mengincar predikat pencetak gol 2016 terbanyak sepanjang sejarah Piala Eropa. Setelah gagal mencetak gol di dua laga perdana, Ronaldo unjuk ketajaman dan memborong dua gol saat Portugal bermain imbang 3-3 dengan Hungaria di laga terakhir Grup F, Rabu (22/6). Tambahan dua gol itu membuat kapten Portugal itu kini telah mencetak delapan gol dalam 17 penampilannya di Piala Eropa. Dicatat Opta, Ronaldo hanya kalah dari pesepakbola legendaris Prancis, Michel Platini, yang memegang rekor gol terbanyak dalam sejarah turnamen dengan sembilan gol. Sejak memulai debutnya dalam seragam Portugal pada 2003, Ronaldo sudah

mengingat pemain berusia 31 tahun itu tercatat sebagai pemain Skor Gol yang paling mengancam 1-2 1 kedua setelah Gareth 2-1 1 Bale [Wales] di Piala 3-1 1 Eropa 2016 ini. Dari 2-1 2 empat pertandingan 1-0 1 yang sudah dilakoninya, 3-3 2 Ronaldo menciptakan 31 percobaan dengan delapan percobaan mengarah ke target, dan empat mengoleksi 130 caps dengan mengenai mistar gawang. sumbangan 60 gol. Ia juga sudah Ronaldo juga berpengalaman tampil di empat Piala Eropa (2004, membobol gawang Polandia saat 2008, 2012, dan 2016) dan tiga kedua tim bertemu di kuali kasi Piala Dunia (2006, 2010, 2014). Piala Eropa 2008, sembilan tahun Ronaldo sebenarnya berpeluang menyamai rekor Platini saat Portugal silam. Saat itu ia menyumbang satu gol bagi Portugal di laga yang menghadapi Kroasia di babak 16 berkesudahan 2-2 itu. besar, empat hari lalu. Namun Portugal dan Polandia sendiri ternyata ia mencetak gol, meski secara keseluruhan sudah akhirnya Portugal menang dengan bertemu sepuluh kali. Dari 10 skor tipis 1-0 lewat sumbangan pertemuan itu, Portugal menang Ricardo Quaresma empat laga, sementara Polandia Dinihari nanti peluang itu kembali hanya mampu menaklukkan terbuka. Bukan tidak mungkin Seleccao tiga kali.(Tribunnews/ Ronaldo akan menyamai catatan dod) gol Platini di pertandingan ini,

Gol Ronaldo di Piala Eropa Babak Pertandingan Grup Portugal vs Yunani Semifinal Portugal vs Belanda Grup Portugal vs Rep Ceko Grup Portugal vs Belanda Perempatfinal Portugal vs Republik Ceko Grup Portugal vs Hongaria

AFP

CRISTIANO RONALDO


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.