20
Halaman
MINGGU
RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO 152317 TH XLIIII/ISSN 0215-2987 NO.
10 JULI 2016 5 SYAWAL 1437 H
Mabes TNI Periksa Paspampres Beli Senjata Ilegal di AS JAKARTA, BPOST - Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) tengah mendapat sorotan bahkan dari Amerika Serikat. Itu karena anggotanya membeli senjata api secara ilegal di negara tersebut. Pembelian dilakukan melalui seorang serdadu AS. Departemen Hukum AS menyatakan Audi N Sumilat mengaku di pengadilan federal telah membuat pernyataan palsu saat membelikan senjata untuk anggota Paspampres di dialer resmi pada September dan Oktober 2015. Sumilat mengaku senjata itu untuk dirinya mengingat warga asing tidak boleh membeli senjata di sana. Komandan Paspampres Brigadir Jenderal (Mar) Bambang Suswantono saat dikonfirmasi, Sabtu (9/7), mengaku belum mengetahui perkara tersebut. Kadispenad TNI Brigjen M Sabrar Fadhilah, yang mengaku mengetahui kasus tersebut, memastikan pihaknya tengah melakukan investigasi. “Saya sudah dengar tapi dalam proses investigasi. Mungkin sebaiknya karena Paspampres itu di bawah Mabes TNI jadi sebaiknya ke TNI,” ujarnya, Sabtu (9/7). Sementara ini Kapuspen TNI Mayjen TNI Tatang Sulaiman belum bisa dihubungi. Sumilat masih menjalani sidang dakwaan di Pengadilan Federal New Hampshire. Dia mengaku bersama tiga anggota Paspampres merencana-
Cristiano Ronaldo TOTAL GOL :3 JUMLAH ASSIST : 3
Tiket Final Rp 18 Juta
Antoine Griezmann TOTAL GOL :6 JUMLAH ASSIST : 2
HARUS merogoh kocek dalam-dalam untuk menyaksikan secara langsung final Piala Eropa 2016 yang mempertemukan Prancis kontra Portugal di Stade de France, Saint-Denis, Senin (11/7) dini hari. z Hal 11 kol 1-3
Ayo, Nonbar di Novotel GELARAN akbar Euro 2016 akhirnya memasuki partai puncak, dengan mempertemukan tim tuan rumah yakni Prancis kontra Portugal. Laga syarat gengsi untuk membuktikan siapa yang layak dan pantas menjadi penguasa di daratan Eropa ini dihelat pada
z Hal 11 kol 4-7
z Hal 11 kol 1-3
Dituntut Maksimal PENGADILAN Federal Amerika Serikat (AS) tengah memproses persidangan penjualan senjata untuk Pasukan Pengamanan Presiden dan Wakil Presiden (Paspampres) Indonesia. Audi N Sumilat (36) warga El Paso, Texas, mengaku bersalah berpartisipasi dalam skema pembelian dan menyelundupkan senjata untuk Paspamres. Asisten Jaksa Bill Morse mengatakan ada beberapa kasus di New Hampshire dan negara bagian lain yang melibatkan kelompok penyelundup senjata internasional ke negara-negara seperti Ghana, Kanada dan Meksiko. Namun kasus kali ini unik karena melibatkan aparat negara lain. “Ini kasus pertama yang saya tahu dimana penadah adalah aparat pe-
HEAD TO HEAD 28/6/2000
Prancis v Portugal 2-1
25/4/2001
Prancis v Portugal 4-0
5/7/2006
Prancis v Portugal 1-0
11/10/2014
Prancis v Portugal 2-1
4/9/2015
Portugal v Prancis 0-1
z Hal 11 kol 4-7
16 Besar : 2-1 vs Rep. Irlandia
Kutukan Stade de France 8 Besar : 5-2 vs Islandia
4 Besar : 2-0 vs Jerman
16 Besar : 1-0 vs Kroasia
Live on
PELUANG Portugal untuk menjuarai Piala Eropa 2016 semakin kecil. Stade de France, tempat penyelenggaraan pertandingan babak final melawan Prancis, Senin (11/7) dini hari, memiliki sejarah yang tak pernah memihak Selecao. Pertandingan ini akan menjadi
Sen
Puk
in (1
ul 0
pertandingan ketiga Portugal di Stade de France. Pada dua laga terakhir di Stade de France, Selecao selalu mengalami kekalahan. Pada April 2001, Portugal menelan
3.00
1/7) Wita
8 Besar : 5-3 (p) vs Polandia
4 Besar : 2-0 vs Wales
z Hal 11 kol 4-7
PRANCIS (4-2-3-1)
PORTUGAL (4-1-3-2)
Lloris
Sagna
Koscielny
Umtiti
Evra
Pogba
Matuidi
Sissoko
Payet
Griezmann
Wasit : M. Clattenburg Stadion : Stade de France Giroud
Nani
Soares
Fonte
Alves
Guerreiro
Rui
Ronaldo
Sanchez
Silva
Mario
Pereira
GRAFIS:BPOST GROUP/RIZALI RAHMAN/FOTO-FOTO:AFP
Natasha Wilona
Bisnis Kecantikan CANTIK. Itulah kata yang terucap jika kita melihat Natasha Wilona. Selain memang dasarnya sudah cantik, pemeran Reva dalam sinetron Anak Jalanan ini memang suka dandan. Berbagai perlengkapan kecantikan dibelinya. “Dibilang koleksi nggak juga. Barang-barang yang aku miliki lebih sesuai kebutuhan aku. Aku lebih ke make up yang aku suka,” ujar artis kelahiran 15 Desember 1998 ini, Jumat (8/7). Tak ingin sekadar suka membeli perlengkapan kecantikan, Wilona menjadikannya peluang bisnis. Dia mulai coba berjual-
an masker wajah. snis “Iya nih lagi ada bisnis dah bermasker wajah dan sudah gguan jalan hampir dua mingguan engan lah. Masker wajah dengan ku kualitas premium. Aku an dan suka bisnis kecantikan aku merasa seru aja kalau bisnis kayak gitu. Yang ya produksi ada bagiannya uga sendiri, tim promosi juga ada. Jadi semuanya ada di situ,” pungkasnya. Sebagai bagian darii proanmosi, dia memiliki channel YouTube sendiri dan kan sering kali membagikan tips beauty. (kpl)
Bus Luar Kalsel Mulai Masuk
Tunjangan PNS Dipotong
PUNCAK arus balik warga Banjarmasin usai merayakan lebaran di kampung halaman melalui jalur darat diprediksi terjadi pada Minggu (10/7). Ini sudah terasa pada Sabtu (9/7) di Terminal Induk Km6 Banjarmasin. Jumlah armada angkutan kota dalam provinHalaman si yang datang ada 128 buah dan angkutan kota antar provinsi ada 27 buah. Ini meningkat dibandingkan Jumat.
PEGAWAI Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkab Balangan sebaiknya jangan absen pada hari pertama masuk kerja yakni Senin (11/7). Sebab, bakal ada konsekuensi yang dihadapi. “Jangan ada yang berani menawar atau dengan kata lain tidak hadir. Karena sanksinya Halaman jelas dan tegas,” kata Rahmi, Kepala Bidang Pengadaan Pengembangan Kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Balangan.
4
Kada Mau Tuha M Halaman 11 KAPANLAGI.COM
- Pangawal presiden jar manukar pistul ilegal, Lak-ai + Musia pistul mainan, Nang-ai
3
05.08 12.29 15.53 18.27 19.41
2 4
MINGGU
10 JULI 2016
banjarmasinpost.co.id
Inter-nas Inter-nas
epaper.banjarmasinpost.co.id banjarmasinpost.co.id followepaper.banjarmasinpost.co.id us: @banjarmasinpost
likes: BPost followOnline us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
GETTY IMAGES/SPENCER PLATT
BERDOA - Kepala Kepolisian Dallas, AS, David Brown menundukkan kepala, ikut berdoa dalam sebuah acara mengenang tewasnya lima anggota polisi setempat akibat ditembak oleh seorang warga. Penembakan terjadi saat unjuk rasa damai menentang kekerasan polisi terhadap warga kulit hitam.
Ditemukan Bahan Pembuat Bom Rumah ‘Sniper’ Dallas Digeledah Polisi DALLAS, BPOST - Kepolisian Dallas, Amerika Serikat menggeldah rumah Micah Xavier Johnson, tersangka utama penembakan di negara bagian itu beberapa waktu lalu. Ditemukan bahan pembuat bom, sejumlah senapan, amunisi dan catatan pertempuran. Kepolisian Dallas mengatakan Johnson adalah seorang veteran tentara berusia 25 tahun. Johnson tewas akibat ledakan bom yang dipicu robot penjinak bom yang dikerahkan kepolisian setempat, setelah dia mengklaim memasang peledak di sekitar gedung parkir dekat kampus El Centro. Dia diduga menembak mati lima polisi dan mencederai tujuh polisi lainnya saat unjuk rasa menentang aksi penembakan terhadap warga kulit hitam oleh polisi. Dua warga sipil juga cedera dalam insiden tersebut. Salah seorang di antara mereka menjalani operasi akibat luka tembak di kaki. Sementara itu, identitas lima polisi Dallas yang tewas ditembak eks tentara Amerika Serikat telah dirilis.
STORY HIGHLIGHTS z Lima anggota kepoli-
z z
z
z
sian Dallas, Amerika Serikat tewas ditembak penembak jitu Dua warga sipil juga cedera kena tembak Pelaku, Micah Xavier Johnson tewas oleh bom yang dipicu robot penjinak bom Polisi menemukan bahan pembuat bom, senapan, amunisi di rumahnya Penembakan diduga dipicu akibat teasnya dua warga kulit hitam ditembak polisi
Di antara polisi yang tewas, terdapat polisi yang baru menikah hingga polisi yang berstatus veteran Angkatan Laut AS yang pernah tiga kali ditugaskan ke Irak. Kelima polisi yang tewas dalam serangan Johnson itu semuanya berkulit putih. Mereka adalah Brent Thompson (43), Zamarripa merupakan veteran Angkatan Laut AS, Michael Krol (40),
Lorne Ahrens (48), Michael Smith (55). Wali Kota Dallas, Mike Rawlings, mengatakan, aparat meyakini Johnson adalah pelaku tunggal. “Kami sekarang yakin kota dalam keadaan aman,” ujarya. Menurut Rawlings, Johnson diberikan pilihan “menyerah tanpa disakiti atau tetap bertahan.” Johnson, tambah Rawlings, memilih opsi kedua. Kepala Kepolisian Dallas, David Brown, mengatakan, tersangka menyampaikan pesan kepada juru runding bahwa dia ingin membunuh warga kulit putih. Lebih khusus lagi polisi kulit putih. Hal itu karena dia marah atas aksi penembakan barubaru ini terhadap warga kulit hitam oleh polisi. Brown merujuk pada peristiwa kematian dua warga kulit hitam, yakni Philando Castile di Minnesota dan Alton Sterling di Louisiana. Menurut Brown, tersangka tidak berafiliasi dengan kelompok manapun. Dia juga tidak memiliki catatan pelanggaran hukum sebelumnya.
Sebelumnya, polisi menahan tiga orang yang dicurigai sebagai pelaku penembakan. Polisi sempat meyakini sedikitnya ada dua penembak jitu yang mengincar polisi. Presiden AS Barack Obama
menyebut sebagai “serangan keji, penuh perhitungan, dan memuakkan terhadap aparat penegak hukum”. Obama terus berupaya menyatukan rakyatnya. (kcm/ bbc/dtc/afp/reuters)
Kulit Hitam Rawan Dibunuh RIBUAN orang turun ke jalanan di kota-kota besar Amerika Serikat (AS) untuk mengecam penembakan brutal yang menewaskan dua warga kulit hitam. Aksi protes ini digelar setelah aksi serupa di Dallas, Texas, berujung penembakan lima polisi hingga tewas. Dilansir Reuters, Sabtu (9/7), para demonstran memenuhi jalanan di New York City, Atlanta di Georgia, dan Philadelphia di Pennsylvania pada Jumat (8/7) waktu setempat. Aksi protes yang digelar di San Francisco di California dan Phoenix di Arizona juga dihadiri banyak orang. Sejauh ini belum ada laporan bentrokan maupun korban luka dalam aksi protes itu. Meskipun polisi di Phoenix terpaksa menggunakan semprotan merica un-
tuk menghalau demonstran yang melempari mereka dengan batu. Unjuk rasa terbesar digelar di Atlanta, diikuti ribuan demonstran turun ke jalanan. Sebuah analisa terbaru menunjukkan warga AS berkulit hitam memiliki kemungkinan jadi korban pembunuhan delapan kali lebih besar dari warga berkulit putih. Analisa ini dirilis Badan PBB untuk Obat-obatan dan Kejahatan (UNDOC) dan Pusat Pengendalian Penyakit. Disebutkan, 19,4 dari 100.000 warga yang terbunuh antara 2010-2012 adalah warga berkulit hitam. Kedua adalah keturunan Lithuania, warga keturunan Spanyol atau Hispanik di tempat ketiga, warga kulit putih di peringkat empat. (dtc/kcm)
Mendagri: Mohon Maaf pada Pemudik JAKARTA, BPOST - Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mewakili pemerintah meminta maaf kepada masyarakat, terkait banyaknya persoalan dalam layanan mudik. Seperti diketahui, kemacetan parah terjadi di tol Brebes Timur. Belasan pemudik sampai meninggal dunia. Hal ini menjadi sorotan banyak pihak. “Saya Mendagri, atas nama pemerintah, menyam-
paikan permohonan maaf kepada masyarakat yang mudik khususnya kepada keluarga yang tertimpa musibah,” kata Tjahjo melalui pesan singkat, Sabtu (9/7). Tjahjo mengatakan pemerintah telah berusaha maksimal mempercepat pembuatan jalan tol dan perbaikan jalan. Itu dilakukan untuk memudahkan dan memberikan kenyamanan masyarakat dalam arus mudik dan
arus balik. “Adanya musibah dan masih adanya kekurang nyamanan dalam perjalanan menjadi evaluasi kami, pemerintah, khususnya Kemdagri,” ucap Tjahjo. Sebelumnya, sebanyak 17 pemudik meninggal selama arus mudik Lebaran sejak 29 Juni hingga 5 Juli 2016 di wilayah Kabubaten Brebes, Jawa Tengah. Jumlah tersebut diperoleh dari
data resmi Dinas Kesehatan dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Brebes yang dibenarkan oleh Kepala Pusat Data, Informasi, dan Humas Badan Nasional Penanggulangan Bencana Sutopo Purwo Nugroho. Data ini, lanjut Sutopo, telah dilaporkan Dinkes Brebes pada BPBD Brebes. “Berdasarkan laporan, korban meninggal karena sakit sebelumnya, kelelahan, dan kecelakaan lalu lintas. Korban meninggal di tempat yang berbeda dan dalam
ISTIMEWA
RAYAKAN
- Satgas POM TNI Konga XXV-H/Unifil dan Kompi B Satgas Indobatt Konga XXIII-J Unifil merayakan Idulfitri dalam tugas di Markas Satgas POM TNI Gajah Mada Base UN di Lebanon, Rabu (6/7).
Hadirkan Ketupat dan Opor Ayam LEBANON, BPOST - Momen Hari Idulfitri 1 Syawal 1437 H tak hanya dirayakan warga yang di Indonesia. Lebaran juga disambut penuh suka cita oleh prajurit TNI yang sedang bertugas sebagai pasukan perdamaian di Timur Tengah. Kontingen Garuda di wilayah Sektor Timur Lebanon salah satunya. Para prajurit TNI yang tergabung dalam Satgas POM TNI Konga XXV -H/Unifil dan Kompi B Satgas Indobatt Konga XXIII-J/
Unifil merayakan hari raya Idul Fitri di Markas Satgas POM TNI “Gajah Mada Base” UNP 7-3, Blate, Lebanon. Perayaan Lebaran diawali dengan Salat Id berjamaah dipimpin Serda Ardiwan dan Imam Sertu Rahmad, Rabu (6/7). Salat diikuti beberapa personel Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) beragama Islam, berasal dari India, Nepal dan Spanyol. Meskipun merayakan Lebaran di Timur Tengah, prajurit TNI berupaya menghadirkan
tradisi Lebaran yang biasa dilakukan di Indonesia. Menghidangkan sajian khas Lebaran berupa ketupat, lengkap dengan opor dan rendang. Lebih menarik, seluruh bahan pembuat ketupat dan rendang, secara khusus didatangkan dari Indonesia oleh personel TNI yang kembali dari cuti.\ Komandan Satgas POM TNI Letkol CPM Zulkarnain mengatakan, perayaan Idulfitri kali ini diharapkan dapat disyukuri prajurit, (kpc)
1007/B02
waktu yang berbeda juga,” ujar Sutopo, Kamis (7/7). Sementara itu, Kepala Pusat Krisis Kemenkes RI Achmad Yurianto melalui keterangan tertulisnya menjelaskan terdapat sejumlah faktor yang menyebabkan para korban meninggal dunia. “Kelelahan dan kekurangan cairan dapat berdampak fatal, terutama untuk kelompok rentan seperti anak-anak, orangtua, dan mereka yang memiliki penyakit kronis (hipertensi, diabetes, atau jantung),” ujar Yurianto. (kps)
Tribun Borneo
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
MINGGU
10 JULI 2016
likes: BPost Online
3
BANJARMASIN POST GROUP/IBRAHIM ASHABIRIN
SEBELUM DIPERBAIKI - Kondisi jembatan tiga hari sebelum Idulfitri. Kini sudah dipasangi batang pohon kelapa agar bisa dilewati.
Wahyu Minta Difoto Saat Melompat
Lubangnya Seukuran Truk RANTAU, BPOST- Dari sekian jembatan rusak di Kabupaten Tapin, tampaknya jembatan di Desa Parigi Kacil Kecamatan Bakarangan inilah yang terparah dan paling membahayakan. Betapa tidak. Lantai bagian tengahnya berlubang seukuran 3x3 meter. Supaya tetap bisa dilewati, warga setempat memasang beberapa balok kayu di satu sisi. Menurut warga sekitar, penyebab kerusakan adalah sebuah truk yang membawa material. Saat melintas, tibatiba bagian tengah jembatan ambruk bersama mobil tersebut. Kejadiannya sekitar pertengahan Ramadan 1437 Hijriah yang baru berlalu. Saat dikonfirmasi pada akhir pekan ini, warga menyampaikan perkembangan terakhir soal jembatan tersebut. “Jembatan sudah kami perbaiki, dua hari sebelum hari raya Idulfitri tadi. Tetapi sifatnya darurat. Kami memasang batang pohon kelapa pada fondasi dan
STORY HIGHLIGHTS z Jembatan di Desa
Parigi Kacil Kecamatan Bakarangan, Tapin, berlubang di bagian tengah seukuran 3x3 meter z Padahal jembatan itu akses vital warga setempat karena menghubungkan mereka ke desa lainnya z Pihak Dinas PU menyatakan sudah meninjau ke lokasi. Tetapi mereka tidak bisa serta merta membangunkan jembatan permanen z Untuk sementara warga menggunakan pohon kelapa dan balok kayu agar jembatan tetap bisa dilewati. lantai jembatan,” ujar seorang warga bernama Abdi, Sabtu (9/7). “Saat ini sudah bisa dilintasi mobil kecil,” tambah dia.
Dia menuturkan, jembatan itu akses penting yang menghubungkan Desa Parigi Kacil dengan beberapa desa lain. Karena itu warga berharap secepatnya diperbaiki. Kepala Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Tapin, Yustan Azidin, mengatakan pihaknya sudah mengetahui kerusakan jembatan tersebut, bahkan timnya telah melakukan pengecekan di lapangan. Menurut Yustan, pihaknya tidak bisa langsung memperbaiki jembatan itu secara permanen, sebab harus melalui usulan dan penganggaran. Dia juga meminta kepada kepala desa setempat supaya mengajukan proposal pembangunan jembatan tersebut sekaligus data kronologi penyebab kerusakan. “Itu pun kemungkinan baru bisa diperbaiki secara permanen tahun depan,” kata dia. (him)
Lintas Banua Anam
Bolos, Tunjangan PNS Dipotong PARINGIN - Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkab Balangan sebaiknya jangan absen pada hari pertama masuk kerja pada Senin (11/7) besok. Sebab, bakal ada konsekuensi yang dihadapi. “Jangan ada yang berani menawar atau dengan kata lain tidak hadir. Karena sanksinya jelas dan tegas,” kata Rahmi, Kepala Bidang Pengadaan Pengembangan Kepegawaian pada Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Balangan. Dia menyebutkan, sanksi berupa teguran sampai pemotongan uang tunjangan. Hal itu sesuai aturan disiplin yang berlaku. “Jadi kami harapkan SKPD yang terkait memantau kehadiran para pegawainya,” kata Rahmi. Sementara itu, Bupati Balangan, H Ansharuddin mengatakan, libur Lebaran bagi PNS sudah cukup panjang, sehingga tidak ada alasan untuk menambahnya. “Saya minta jangan sampai ada yang tidak hadir. Senin sudah bekerja seperti biasa,” kata bupati. Ansar melanjutkan, upaya penegakan disiplin juga akan dilakukan melalui sidak. Terkait itu, dia sudah membentuk tim. Namun sekitar jam berapa dilakukan sidak, sengaja dirahasiakan. (elh)
ISTIMEWA
WAHYUDINNOR, saat berfoto di bawah air terjun di tingkat tiga.
BARABAI, BPOST - Kehilangan dan terpukul dirasakan teman-teman Wahyudinnor (17), yang masih bersama di detik-detik tewasnya siswa kelas 3 SMAN Barabai tersebut, Jumat (8/7) sore. Terutama Luthfi. Teman satu kompleks di Bulau Indah itu, diminta untuk mengababadikan Wahyu saat dia melompat dari atas air terjun ke tempat jatuhnya air di tingkat tiga di objek wisata air terjun Rampah Pirua atau dikenal juga air terjun tujuh tingkat di Desa Haruyan Dayak, Hulu Sungai Tengah. “Saat itu sekitar pukul lima sore. Wahyu
minta difotokan dan divideokan waktu dia melompat. Tetapi saat hendak melompat, dia terpeleset, jatuh ke atas batu, tidak langsung ke air,” cerita Luthfi. Menurut dia, Wahyu jatuh dalam posisi tiarap, namun tulang belakang terlebih dahulu menghantam batu, baru kena kepala. Temantemannya kesulitan menolong karena setelah terkena batu, dia jatuh dan tenggelam ke air terjun dengan kedalaman empat meter. Sementara Luthfi mencari pertolongan, teman lainnya Haris, berupaya mencari Wahyu. “Saya menyelam
sampai ke dasar sambil bawa kayu. Lalu kembali ke permukaan dan mengambil akar kayu langir. Sekitar satu jam, akhirnya datang pertolongan warga,” tutur Haris. Satu warga yang membawa senter dan kacamata renang, langsung menyelam. Dia menemukan tubuh Wahyu dan mengikatkan kakinya dengan tali, lalu teman-temannya mengangkat Wahyu ke permukaan air. “Saat dievakuasi sekitar pukul setengah sembilan malam Selanjutnya dibawa warga menggunakan mobil pikap ke Rumah Sakit Damanhuri,” ujar Haris. (han)
Cabang Banjarmasin
Permohonan Maaf Terkait dengan pemberitaan iklan di koran Banjarmasin Post tanggal 04 Juli 2016 tentang
“Bahaya Main Petasan” dari BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin, maka bersama ini kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut : 1. Kami mengakui telah terjadi kesalahan dan kealpaan dalam proses penayangan iklan tersebut. 2. Iklan karikatur tersebut bermaksud untuk menginformasikan tentang bahaya bermain petasan ketika menjelang hari raya Idul Fitri, dan tidak ada niat sama sekali untuk menyinggung profesi dokter serta Ikatan Dokter Indonesia (IDI) yang menaungi Profesi Dokter baik secara narasi maupun secara visualisasi. 3. Saya selaku Kepala BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin memohon maaf sebesar-besarnya atas ketidaknyamanan ini. Demikian permohonan maaf ini kami sampaikan, semoga dapat diterima oleh semua pihak. Terimakasih Kepala Nyoman Wiwiek Yuliadewi
BPJS Kesehatan Cabang Banjarmasin Jl. A. Yani Km. 3 No. 139 Banjarmasin Telp. 0511-3251204 Hotline. 08125052284 Email : kc-banjarmasin@bpjs-kesehatan.go.id 1007/B03
4
Banjarmasin Blitz
MINGGU
10 JULI 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Tujuan Surabaya Mendominasi BERDASARKAN data di Bandara Syamsudin Noor, jumlah penumpang yang bertolak maupun datang yang paling tinggi jumlah warga yang meninggalkan Kalsel tujuan Surabaya. Menurut GM Angkasa Pura I Bandara Syamsudin Noor Banjarbaru, Handy Heryudhitiawan, data yang ada setidaknya memberi gambaran awal banyak pekerja di Kalsel yang berasal dari Jawa Timur dan sekitarnya. “Ke Surabaya ternyata jauh lebih tinggi, 21.817 orang daripada dari surabaya yang datang ke Banjarmasin hanya 8.652 orang. Banyak orang Surabaya atau Jatim yang kerja di Kalsel,” katanya. Lebih lanjut dia mengatakan, data keberangkatan
sebanyak 55.815 orang dan kedatangan total 36.478. Artinya banyak orang luar Kalsel yang bekerja di sini. Data tersebut adalah cerminan untuk kebijakan politik dan strategi Kalsel meskipun belum final, tapi bisa mencerminkan karena itu itu data H-12 sampai H-4. Kota besar lainnya yang banyak menyumbangkan yakni Jakarta, Makasar dan Bandung. Jumlah penumpang mudik yang melalui Bandar Udara Syamsudin Noor Banjarmasin, Kalimantan Selatan, sejak H-12 atau tanggal 24 Juni 2016 hingga Idul Fitri Rabu (6/7), sebanyak 131.975 orang. Jumlah tersebut dihitung sejak H-12 hingga Idul Fitri dan jumlahnya mencapai 131.975 orang, baik yang
datang maupun berangkat. Handy merinci, jumlah penumpang pada H-12 mencapai 9.503 orang, terdiri dari 3.722 penumpang yang datang dan 5.781 penumpang berangkat. Jumlah penumpang H-11 sebanyak 9.992 orang, 4.430 yang datang dan 5.562 berangkat. Pada H-10 sebanyak 9.839 orang, terdiri dari 4.079 yang datang dan 5.760 berangkat. Kemudian, H-9 sebanyak 9.397 orang, terdiri dari 3.470 yang datang dan 5.927 berangkat. H-8 tercatat 9.070 orang meliputi 3.286 orang datang dan 5.784 penumpang berangkat. Selanjutnya, H-7 ada sebanyak 9.857 penumpang, H-6 sebanyak 4.104 orang, H-5 sebanyak 11.359 orang, H-4 sebanyak 12.771 orang. (kur)
Futsal Sambil Halal Bihalal BANJARMASIN, BPOSTBertempat di Suria Arena futsal Banjarmasin, Sabtu (9/7) pagi gelaran Kompetisi Futsal Alumni SMAN 1 (SMANSA) Banjarmasin (Komfas) 2016 bergulir yang diikuti 15 tim yang terdiri tim alumni angkatan 2010 hingga angkatan 2016. Pada babak penyisihan dilaksanakan kemarin pagi hingga selesai dengan format setengah kompetisi, dan tim peserta dibagi menjadi beberapa grup. Pada hari pertama ini masing-masing tim menjalani penyisihan grup dengan melakoni tiga laga, untuk selanjutnya melaju ke babak delapan besar. Untuk laga babak delapan besar hingga final akan dilakukan pada hari ini, Minggu (10/7) pagi hingga selesai. Koordinator acara, Febry Ramadhani menerangkan kegiatan ini akan ditutup dengan acara halal bihalal pada siang harinya. “Kami juga melakukan acara halal bihalal, jadi penyerahan hadiah dilakukan saat halal bihalal pada siang hari di tempat yang sama,” katanya.
1007/B04
ISTIMEWA
Ditambahkan oleh Febry, bahwa kegiatan ini sudah yang ketiga kalinya digelar dan tujuan untuk tetap menjalin talisilaturahmi antar alumni SMANSA. “Sebenarnya ini agenda tahunan, dan dahulu namanya Liga Futsal Alumni SMANSA. Tapi sempat vakum beberapa tahun, dan kali ini dilaksanakan lagi. Selain untuk olahraga, kegiatan ini tujuannya adalah untuk silaturahmi antar angkatan,” jelasnya. Pada salah satu laga penyisihan kemarin pagi, tim angkatan 2013 dengan gemilang menjalani debut perdananya. Pasalnya tim angkatan 2013 berhasil menaklukkan kakak ang-
katannya yakni 2010 dengan skor tipis yakni 3-2. Tiga gol kemenangan angkatan 2013 ini masingmasing disumbangkan oleh Faisal (2 gol) dan satu gol lagi oleh Rifwan. Tim angkatan 2010 sendiri termasuk sebagai salah satu tim unggulan, karena dalam dua ajang sebelumnya selalu mencatatkan diri sebagai runner up. Dan pada Komfas 2016 ini, tim angkatan 2013 baru pertamakalinya bisa ambil bagian. “Baru kali ini kami ikut, alhamdulillah di laga pertama babak penyisihan bisa menang,” ujar salah seorang pemain angkatan 2013, M Royan Pratama. (ran/*)
BANJARMASIN POST GROUP/RAHMADHANI
PUNCAK BALIK - Sejumlah penumpang tiba di Terminal Induk Km6 Banjarmasin setelah merayakan lebaran di kampung halaman. Hari ini diprediksi menjadi puncak arus balik.
Bus Luar Kalsel Mulai Masuk Banjarmasin BANJARMASIN, BPOST Puncak arus balik warga usai merayakan lebaran di kampung halaman yang melalui jalur-jalur darat diprediksi pada Minggu (10/7) hari ini. Bahkan sejak Sabtu (9/7) kemarin sudah tampak lonjakan jumlah penumpang. Seperti yang terlihat di Terminal Induk Km6 Banjarmasin. Berdasarkan data di Pos Pantau I Terminal Induk Kilometer 6 menunjukkan peningkatan armada bahkan sudah terjadi sejak hari Jumat (8/6), baik Angkutan Kota Dalam Provinsi (AKDP) maupun Angkutan Kota Antar Provinsi (AKAP). “Kamis malam baru 43 AKDP dan 14 buah AKAP yang datang. Jumat sudah meningkat menjadi 125 AKDP dan 22 AKAP yang keluar masuk di Terminal Induk Kilometer 6 Banjarmasin,” ujar Komandan Regu I Pos Pantau I Terminal Kilometer 6, Ipda Mukhlis. Sedangkan untuk Sabtu (9/7) tercatat kembali mening-
kat, dengan jumlah armada AKDP 128 buah dan AKAP 27 buah yang hilir mudik di Terminal Induk Kilometer 6 Banjarmasin. AKAP sendiri banyak didominasi bus-bus dari Samarinda, Balikpapan dan wilayah Kalimantan Timur lainnya, serta sebagian dari Kalimantan Tengah. “Diperkirakan hari Minggu
akan menjadi puncak arus balik. Alhamdulillah sejauh ini lalulintas lancar terkendali untuk wilayah sekitar Terminal Induk Kilometer 6 Banjarmasin,” ujarnya. Sedangkan kemacetan sendiri dari laporan yang diterima Bpost malah terjadi di wilayah Astambul Martapura dimana diakibatkan adanya
kecelakaan mobil di kawasan tersebut. Kemacetan bahkan terjadi hingga lebih dari dua sampai tiga jam. Kemacetan sudah terjadi sejak Jumat (7/8) utamanya pada siang hingga malam. Seperti dirasakan Vera bersama keluarganya pergi ke Loksado Kabupaten Hulu Sungai Selatan. (rmd)
Bakal Diadang Hujan PUNCAK arus balik mudik lebaran 2016 diperkirakan akan terasa Minggu (10/7), mengingat Senin (11/7) kantor pemerintahan maupun swasta mulai kembali beroperasi. Pemudik bakal menuju dan keluar Kota Banjarmasin ke segala penjuru. Prediksi cuaca dari BMKG sendiri secara umum menyebut sebagian wilayah Kalsel bakal diguyur hujan ringan harus membuat para pemudik, khsusunya pengendara roda dua ekstra
hati-hati saat berkendara. Dari laman BMKG, diperkirakan sejumlah wilayah seperti Martapura, Marabahan, Rantau, Tanjung, Paringin, Banjarmasin dan Banjarbaru berpotensi hujan ringan sepanjang Minggu (10/7). Sejumlah rest area yang dibangun oleh berbagai instansi seperti TNI/Polri di sepanjang ruas jalan bisa jadi tempat singgah para pemudik untuk menghindari hujan. “Jangan memaksakan
untuk berkendara di saat hujan, apalagi ketika dalam perjalanan jauh dengan membawa keluarga tercinta,” pesan Dandim 1005/ Marabahan Letkol Arh Irwan melalui Danramil 100505/Mandastana Kapten Caj Muhtadi. Koramil Mandastana sendiri mendirikan rest area di Jalan Abdul Azis Desa Puntik Marabahan yang bisa jadi pilihan para pemudik utamanya dari arah Marabahan maupun sebaliknya. (rmd)
Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT MINGGU
18 10 MARET JULI 2016
likes: BPost Online
5
TOYOTA
HRV DP 43juta + V-Kool, bingkisan + cashback Harga Nego V.000-3/8
MOBILIO DP 13juta + variasi , bingkisan + cashback Harga Nego V.000-3/8
Grand New Avanza Angsuran 3.900 atau DP 23juta angsuran 4,700an Harga Nego V.M7851-10/7
All New Yaris DP ringan dan angsuran ringan Harga Nego V.M7851-10/7
Jazz DP 33juta + variasi, bingkisan + BRV DP 32juta + variasi + bingkisan + cashback cashback V.000-3/8 V.000-3/8 Harga Nego Harga Nego
Etios Valco & Agya DP 17 jutaan atau New Rush TRD Sportivo & New angsuran 2jutaan Fortuner Harga Nego Harga Nego V.M7851-11/7 V.M7851-11/7
PESAN SEKARANG HUBUNGI: MULYA 081348561114 PIN BB 53DBAD0F Harga Terbaik dari Dealer Resmi HONDA
DA ASLI, PROMO BESAR, DPTKN VOUCHER BELANJA 100-500RB HUB: YESTI SP 0813 5118 6899 RAIS 0812 5000 9119
Ready Jazz RS DP 30jutaan, bonus Hoptik + karpet dasar + body cover Harga Promo V.M7968-12/7
Granmax Pick Up, solusi usaha anda DP hanya 6jt gratis kir & kaca film V.M8496-1/8 Harga Promo
Ready Mobilio DP 11jutaan, bonus Ready BR-V DP 30jutaan bonus Hoptik + karpet dasar + body cover Hoptik+ karpet dasar + body cover Harga Promo V.M7968-13/7 V.M7968-13/7 Harga Promo JANGAN LEWATKAN PROMO JELANG RAMADHAN NEGO SAMPAI DEAL* WW.HONDATRIOKALSEL.COM Hub. NOKA 085249492090 BBM 5F40241D
Lebaran bersama Daihatsu Xenia Ramadan sale diskon wow !!! V.M8496-1/8 Harga Promo
Ready HR-V DP 43jutaan bonus V-Kool+ karpet dsr + body cover+var special edition Harga Promo V.M7968-12/7
Ayla, subsidi DP hanya bayar 6jt saja angsuran murahhh... Harga Promo V.M8496-1/8
Dijual Avanza G Th2010 Silver Bagus Terawat Hub.0811-518-1968 Hrg 100jt Nego V.000-3/7
Terios, Stock terbatas! paling laris dikelasnya DP cuma 8jt saja V.M8496-1/8 Harga Promo
HUB: PUTRI 0813 4860 1347 ECHA 0852 5165 6666 NOVY 0852 4984 2580
All New Avanza Veloz Matic Th2012 Akh Matic Htm orsnl lkp 08125018455 Harga Nego V.000-12/7
HONDA
3 unit CRV A/T 2013,11,10 hitam, putih, bunglon. Accord vvtl 2011 greey Harga Nego V.M8089-17/7
3 unit Freed PSD AC Dbl 2013 greey, putih. HRV Prestige A/T 2015 greey Harga Nego V.M8089-17/7
Tyt Innova, Avanza, Fortuner, Yaris, Rush, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 V.M7807-9/7 Harga Promo
HRV, Mobilio, CRV, Jazz, Brio, Freed, Accord, Civic, City. Ready Stock 2005-2016 V.M7807-9/7 Harga Promo
Promo !!! Honda JAZZ MMC 2016 DP 40 jtan Bns variasi + hadiah lsg, R Stock V.8470-31/7 Harga Promo
Promo!!! NEW BRIO 2016, Angs. 2jtan/ DP 20jtan bns kcfilm HUPER OPTIC+Variasi. V.8470-31/7 Harga Promo
Avanza Grand New Pth Htm grey slvr Innova, Fortuner TRD, Rush, Hilux dll V.M7788-5/7 Harga Special
CRV,BRV, HRV, All New Jazz RS, H Freed, Mobilio, Brio, Megacary, Futura dll Harga Special V.M7788-5/7 All New CRV 2.4 Matic 2013 Silver Met velg R20+ audio Hub082151730888 Harga Nego V.M8331-3/7
2 unit Brio E Th2014 A/T Merah, Putih. Swift GX A/T 2013 silver V.M8089-17/7 Harga Nego
Yaris TRD A/T Th2014. Joke RX 2012. Jazz RS A/T 2014 V.M8089-17/7 Harga Nego
HUB : HY MOTOR Jl Sultan Adam Ruko No 3 Banjarmasin HP 08125016535 / 7517732 / 7394472
AVANZA 7 jt bawa pulang Grand new avanza** Harga Nego V.M8152-19/7
Mbl br 2016 : Innova, Fortuner, Avanza, Rush, Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed Harga Promo V.M7807-10/7
ISTANA MOTOR BENUA ANYAR 08125123674 - 081349751985 - 085248428234 082220241576 - 085287739127
AGYA DP 5jt angsuran ringan Harga Nego
Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Ftr, PU APV,Ayla, PU Granmax. R Stock 2005-2016 Harga Promo V.M7807-10/7
V.M8152-19/7
NEW ERTIGA. DP Mulai 15 jtan Atau Angsuran 3 jtan Harga Promo V.000-11/7
WAGON R. DP Mulai 6 jtan. Atau Angsuran 1 jtan Harga Promo V.000-11/7
Promo !!! HR-V Special Edition 2016, Promo !!! New Mobilio MMC, Angs 3 DP 50 jtan + V-Kool & Full var, R Stock jtan + Bonus Full variasi + hadiah lsg Harga Promo Harga Promo V.8470-31/7 V.8470-31/7 PROMO SPECIAL LEBARAN, DEALER RESMI HONDA TRIO YUDI 0853 8600 3826, BBM 5FBA1934 GURU 0813 4862 3579, BBM 2600CAA5
Mbl br ‘16. Avanza, Innova, Fortuner, Rush, Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed Harga Nego V.M7805-9/7
Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Futura, PU APV, Ayla, PU Granmax. RStock ‘05-’16 Harga Nego V.M7805-9/7
Futura 13 Yaris E13 & S15,Sirion 13, Inova 12 Xenia 14,Terios TX13, Avz G 13,12 Fortun 14 V.M7788-9/7 Harga Special
CRV ‘13 Pth,Jazz RS ATMrh Pth‘14, Abu2 ‘15 Freed13, Mobilio14, Brio14,15,HRV ECVT 15 V.M7788-9/7 Harga Special
SHOWROOM ANUGERAH Jl A Yani Km5,5 No 405-406 Bjm 081251748989 / 081348309888/ 0511-3258999 Jual Beli Tukar Tambah Baru & Bekas Cash / kredit
4 unit X Over Th2009,’2010, ’2011. 4 unit Yaris ‘10,’11, ‘12 Putih-Merah Harga Nego V.M8087-17/7
All New Jazz Th2014 Matic Hijau Stabilo Km 800 Hub082151730888 Harga Nego V.M8360-4/7
2 unit Hnd Mobilio RS & E Th2014 Matic Putih 5 unit Jazz RS MMC ‘13 Pth - Biru Harga Nego V.M8087-17/7 Jazz RS MMC 12 matic abu met velg 18 jok klt Hub 085332626888 V.8386-1/7 Harga Nego
YARIS DP mulai 16 jtan angsuran FORTUNER angsuran paling ringan ringan Harga Nego Harga Nego V.M8152-19/7 V.M8152-19/7 NEGO SAMPAI DEAL, PELAYANAN MAKSIMAL... HUBUNGI: NITHA 0853 9344 6777/08115010188 BB:54C1E08E DEWI 0811 5010188
MEGA CARRY . DP Mulai 12 jtan Atau Angsuran 3 jtan Harga Promo V.7884-11/7
CARRY 1.5 FUTURA. DP Mulai 5 jtan Atau Angsuran 2 jtan V.7884-11/7 Harga Promo
SEMARAK RAMADHAN, HUBUNGI : MAS HARY 0822 5007 9797 ABANG TEGUH : 0853 3261 0606 AA DENY : 0813 4977 0067
Fortuner, Innova, Avanza, Yaris, Rush, CRV, HRV, Mobilio, Jazz, Brio, Freed, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 Accord, Civic, City. R Stock 2005-2016 V.M7805-10/7 V.M7805-10/7 Harga Nego Harga Nego
4 unit Rush TRD Th2013. 4 unit 4 unit New CRV Th’08,’10,’12,’13. Swift GT3, GT2, ST ‘10 / ‘11 4unit Freed PSD Th12/13/09 Pth Harga Nego Harga Nego V.M8087-17/7 V.M8087-17/7
SHOW ROOM GALERI MOBILINDO BENUA ANYAR HUBUNGI : 085325085413 - 081250938878 081349751985 - 08125123674
HUBUNGI: HD MOTOR JL Belitung Darat Samping Gg Amal Utama No108 Rt22 Telp 0811514487/0811512535/082153640999 Bjm
HRV Prestige 1.8 Sun rouf 2016 Metic warna putih Hub082151730888 V.M8331-3/7 Harga Nego
SUZUKI
Toyota Innova Th2012 Rush S Th2007 Picanto Th2007 Karimun th99
Suzuki Esteem Th 1991 Suzuki X Over Th2008 Sidekick XPro Th1997
V.M7715-4/7
V.M7715-4/7
AYLA Hub Kami Uang 4 Jt Bisa Jadi Mobil Daihatsu
TERIOS Hub Kami Uang 4 Jt Bisa Jadi Mobil Daihatsu
AYLA Semua Bisa Di Kondisikan Asal Pian Mau Bersama Daihatsu
GRANMAX PU Semua Bisa Di Kondisi kan Asal Pian Mau Bersama Daihatsu
Beli Mobil itu yang Penting iritnya, hanya di astra Daihatsu bs Dp 4,8 Jt
Beli Mobil itu yang Penting iritnya, hanya di astra Daihatsu bs Dp 4,8 Jt
V.M8004-14/7
V.M8004-14/7
V.M8006-14/7
V.M8006-14/7
V. M7817- 10/ 7
V. M7817- 10/ 7
AGUS 081351152777 ELY 082155600585
Dijual Jimny Jangkrik 1982 dbl gardan full modifikasi Hub 081253514567 Hrg 32,5jt Nego V.M8414-1/7
MELLY: 0813 51007 893 RISKY: 0813 3672 6410
ILYAS 081253251411 SAMSUL 081348308529
MITSUBISHI Kijang Kapsul Th2003 Kijang Innova Trios TX Th2011 Avanza G Th2005 Th 2006 Kijang Grand Th1994 Jazz ‘05 Matic Carry Futura ST Th1991 V.M7715-4/7
V.M7715--4/7
HUBUNGI : CV BINA MULIA Jl Sultan Adam Dekat SMA 5 BJM 085387001995 BISA CASH / KRDT
AYLA Tak Ada 2 Nya Anda Pasti Puas, telpon Kami Ya….cantik Dan Gesit
GRANMAX PU Tak Ada 2 Nya Anda Pasti Puas ,telpon Kami Ya….cantik & Gesit
AYLA Ibarat Laduman Diskon Ulun Yang Paling Kancang ,cobai Telpon
GRANMAX PU Ibarat Laduman Diskon Ulun Yang Paling Kancang ,cobai Telpon
Paket Daihatsu ekonomis ramadan Ayla Dp 4Jtan, angs nego sampe jadi
Paket Daihatsu ekonomis ramadan Ayla Dp 4Jtan, angs nego sampe jadi
V . M8002- 14/ 7
V.M8002-14/7
V.M8008-14/7
V.M8008-14/7
V. M7820- 10/ 7
V. M7820- 10/ 7
ANIN 082148830966 / YEYEN 082154176789 SOFIA 082175937219
DODY: 0821 4801 5115 ABDI: 0813 4939 5009
AHMAD 081250205960 DIMAN 082227567817
Stok terbatas L300 DP 14jt. Mirage DP 7jtan / angs 3jtan Hub085251306362 Harga Nego V.000-3/7
Mudik irit dg Mobil Daihatsu, Ayla cukup Dp 4 Jtan
Mudik irit dg Mobil Daihatsu, Ayla cukup Dp 4 Jtan
AYLA Pakai Ayla !!! Kada Behujan Kada Bepanas DP 4 Jtan Jaaaaaa…
XENIA Pakai Kada Behujan Kada Bepanas
AYLA Pian Handak Nukar Mbl ??talipun Kami Haja Sanaklah !! Tdk Akan Kecewa
GRANMAX PU Pian Handak Nukar Mbl ?? talipun KamiHajaSanaklah!!TdkAkanKecewa
AYLA Butuh Mobil ?? Hub Kami Ganteng,muda ,jujur Dan Cepat
GRANMAX PU Butuh Mobil ?? Hub Kami Ganteng,muda ,jujur Dan Cepat
V. M7824- 10/7
V. M7824- 10/ 7
V.M8009-14/7
V.M8009-14/7
V.M7999-14/7
V.M7999-14/7
V.M8012-14/7
V.M8012-14/7
YUDA: 0822 51030 734 HERU: 0853 86091 600
GANDA 081254370407 YUSUF 085252937637
NOVRI 085240595533 FIKRI 081251040904
ILHAM 081348319699 HARI 082351529999
Mits. L-300 Box Th 2010 Tgn 1 pjk pjg Asli DA sgt terawat. Hub 0853 4751 8238 Harga Nego V.M8188-1/7
TOYOTA
Ayla DP 5 juta angsuran 2jt V.M7849-10/7
Xenia DP 8 juta angsuran 4jtan V.M7849-10/7
HUB: SALIM 08125054532 / SANI 085256483838 KAMI SPESIALIS DP MRH, ANGSRN MRH/NEGO SAMPAI JADI
Ramadhan biar khusu, beli Daihatsu Ayla angs 1 jtaan aja
Ramadhan biar khusu, beli Daihatsu Ayla angs 1 jtaan aja
V M7828- 10/7
V M7828- 10/7
SANDY: 0821 54600 336 DEBY: 0823 54477 644
APV Mega Carry DP 9jt + bonus Full Var V.M7781-9/7 Harga Nego
PU Carry Futura 1.5 Promo DP 5jt + Bonus Full Var Harga Nego V.M7781-9/7
DPTKAN PELAYANAN TERBAIK, SALES RESMI SUZUKI BILY 0813 5103 3291 / 0813 4936 9772 /PIN BB 238A930A
Toyota Fortuner Th2011 G Lux Matic Hitam Hub 082151730888 Harga Nego V.M8358-4/7
Mitsubishi T120 SS Th1994 Hub 081357897797 V.7886-11/7 Avanza G Th2009 mulus siap pakai Harga 25jt Nego Hub082148868591 - 085101502092 Harga Nego V.M8577-15/7 Bersambung kehalaman 6 ...
6
Tribun Jual Beli
MINGGU JUMAT
15JULI JANUARI 10 2016 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: us:@banjarmasinpost @banjarmasinpost
likes: likes:BPost BPostOnline Online
Sambungan dari Halaman 5 ...
KIA
New Kia Picanto ‘13 Manual Putih Pajak baru kond mls sp pkai Hub 08125003461 Harga Nego V.M8327-2/7
ISUZU
Dijual Isuzu Panther LV Th2003 Silver Nomor plat KT Hub 085100460088 Harga 65jt Nego V.M8588-3/8
DAIHATSU
Granmax D Th2013 Silver Metalik istimewa Hub 0811503331 Harga Nego V.M8543-4/7
Dijual Daihatsu Pick Up Espass Th2002 & Th2004 Hub:085100460088 Harga Nego V.M7843-9/7
FORD
Djl Feroza Th95 Hijau abu2,pjk hidup, pakaian pribadi Hub082250038188 Harga 44jt Nego V.M7866-27/6
Djl Escape 2005 Hitam,tgn pertama, Siap Pakai terawat. Hub:0811519975 Harga 85jt Nego V.M8347-28/6
Jual Fiesta Th2011 Manual Type Trend Warna Putih pjk br Hub085347719008 V.M8192-29/6 Hrg 145jt Nego
Daihatsu solusimu, Ayla Dp 4jtan, Proses cepat, mobil diantar
Daihatsu solusimu, Ayla Dp 4jtan, Proses cepat, mobil diantar
V. M7826- 10/ 7
V. M7826- 10/ 7
CANDRA: 0813 47363 053 INDRA: 0821 4432 0007
Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id
BANJARMASIN
FILTER AIR
JUAL RUKO
JASA
GLOBAL FILTERINDO. Spclist Depo Air Isi Ulang, Water Treatment, UVRO(Reverse Osmosis),Alkaline Bio-Mineral/Energi,Ozon,Extra OKSIGEN O2 Std DEPKES RI, Byk Bns S.part Lkp. Hrg Mulai 16jt Cash/ Krdt. Hubungi : 0511-3268289/ 0816212136/0811503331 PIN BBM: 24C5336D
Dijual Ruko Jl.Simpang Ulin Ukuran 4x20 Tanpa Perantara Hubungi : 082353241118
BANGUNAN ARDI LAS melayani pembuatan teralis,canopy, baja ringan, pagar, plafon,mengerjakan Allumbond, dll. Hub081351742554/08510213 6307 B00030.2016M8250-3
RENTAL Mandiri Rent Car Mbl Avanza, Pajero,Triton,Fortuner 4x4 bs sw hrian,bln 085101513019/0813502 30076 B00001.2016M8206-3
PASHA RENTAL BJM Menyewakan Khss Avanza Hrian/Mggn/blnn pakai Spr/Non Spr. Hub 0851060 70040 B00402.2016M8269-3
RRJ Rent : mlyni Rent/Carter Grand New Avnza + Sopir k smua jrsn.Bs antar jemput Bandara 081351147 247 B01810.2016M8594-3
VERA RENT Menyewakan innova tahun 2016, fortuner, avanza. Hub 0811508748,bs melayani wilayah Surabaya B00664.2016M8611-3
SERVICE BINTANG TEKNIK spesialis pnggln serv,bngkr/psg AC,rmh/ktr,kulkas, m.cuci & jual beli AC & TV baru/bks. 085102761825/081251727781 B00001.2016M8421-5
DANY TEKNIK mnrima pnggiln srvice AC,Bngkr psg AC,Kulkas,msin cuci&Jual Beli AC Hub.082151726 676 B00127.2016M8080-3
JUPITER brgrnsi,kulkas,msn cuci, service AC (0511)3259723 085104 592772/081250007997/085102 500994 B00309.2016M8607-3
MUTIARA AC Mlyni:Servis AC Pasang/Bongkar psg AC,Perbaikan AC&CCTV.Hub:085246528168/ 085332146705 B00001.2016M8055-3
Permata AC Js Pnggl Service AC Bongkar Psg prbkn Isi Freon, Jual Beli Ac Br, skn&Rsk Hub 082159322 386 B00427.2016M8168-3
LAIN-LAIN Anda ingin jualan tiket Pesawatplg murah sedunia! Mnjual tiketdgn hrg 50% dibwh hrg pasar tpmsh bs untung 10% lbh (Bjm-Jkt)cuma 300rb Hub 081351400581 B00025.2016M8604-5
LOWONGAN KERJA ADM-KEUANGAN Admin/Pembukuan Wanita D3/S1 Ekonomi mahir Komputer. Hub:0813 50333957 Jl.Gunung Sari Ujung No.5 B00001.2016M8628-3
MOBIL DIJUAL ISUZU Jual salah satu Isuzu Panther Pick Up Th2001 dan Pather Loyal 1998. Hubungi 085100460088 Harga Nego B00062.2016M7854-3
PERLENGK.RT FILTER AIR Water Filterindo Agen Pmsngn Depo Air Minum Harga Mulai 16jt Cash/Krdt,Srvce & Prlngkpn Lkp Djamin Trm Order Dlm & Luar Kota 082153112499/085249581433/ 085386680001, BB:291E300C. B00671.2016M8491-6
B00706.2016M8488-8
LAIN-LAIN CV.Mulia Jaya Sakti distrbutor RakGudang & prlngkpn Rak Mini Market.Hub.Jl.Pramuka Km.6 Rt.8 No.2A (0511)3274398/0851007 700365 B00119.2016M8441-4
PROPERTI RUMAH DIJUAL Dijual Rumah Pinggir Jalan Saka Permai Belitung Laut Tanah Ukrn 15x40 Hub.081348682006 B00001.2016M8120-3
Djl cpt Jl.Pramuka (Tembus Km.6) Komp.Rahayu Pembina 3 (Sentra 3). Hrg 550jt nego Hub. 081348593 535 B00001.2016M7927-3
Djl rmh Bangunan Cor Permanen T50,T70 DP Nego Jl.Sungai Lulut Pesona MJ Perdana I. 08134868 2006 B00001.2016M8117-3
Djl Rumah cpt SHM Komp.Arjuna Samp.Poltabes Jl.Dewi Kunti No.3. Hub:081348008885/087815164 585 B00001.2016M8621-3
Dgadaikan/djl rmh Komp AMD BlokH1/38,slm 2th hrg nego.Dkntrak pemiliknya lagi. Hub.085248806 806 B00001.2016M8602-3
RUMAH DIKONTRAKKAN/ KOST HOMESTAY PERSADA MAS.A.Yani km 8;Mulai 1,5jt/Bln. AC+Water Heater+ TV+Dapur Hub:081254966638 B00001.2016M8285-3
Kost Mgg/Bln Fas Lkp+Perabot WC Dlm AC TV Kbl Komp.Dharma Jl.A.Yani Km 5 08115181081/ 0811513877 B00001.2016M8064-3
Kost Puteri Mulia(BARU).Mnrima Karyawati/Mhsiswi Fas:Tiap Kmr 1KmrMnd/WC,SpringBed+Lmri Pkaian,Prkir Luas.Jl.Sultan Adam Pondok Merpati No.9 Hub:081254 161818 B00335.2016M8435-5
Rumah Jl.Sultan Adam Komp. Taekwondo Jlr IV No.83 Bjm. Hub.082151727925 B00001.2016M8273-3
TANAH DIJUAL Djl tnh Jl.A.Yani Km.12 lebar 39 panjang 325 nego hub 0813515 25511 B01072.2016M8047-3
Tnh di Jl A Yani km 12,200 pggr jl L.31,8m2,P.352,5m2 SHM. Ayu 3360088 HP 08125118198 B00554.2016M8050-3
Tnh Jl.Gubernur Soebarjo (Lingkar Selatan) ±2KM dr pelabuhan uk.37 X 50m,nego. Hub 081351525511 B01072.2016M8045-3
Tnh kav Perum SHM siap bangun promo Lebaran 8,5jtan Angs.168rb/ bln 081336679990/ 081255119 929 B00750.2016M8341-3
JUAL RUKO Dijual Ruko 2 Pintu Ukuran 5x15 M/ Pintu JL.PEMUDA KAPUAS berminat Hub.081251739990 B00001.2016M8565-3
B00001.2016M8448-3
Dijual Ruko 2 pintu Jl.Sutoyo S No.128 Rt 43 Bjm. HP.08121611 8899 B01041.2016M7963-3
JUAL SEWA RUKAN.Jl.Buncit Ady Patra 3.Harga 1M & 60jt Truk bisa sampai depan Rukan. 0851004 60088 B00062.2016M7837-3
BANJARBARU JASA RENTAL IDAMAN RENTAL BJB mlyn jam2an, hrn,blnn,drpng,antr jemput bndr 085103336428/0811507287/0853 47321790 B00939.2016M8502-3
PROPERTI SEWA RUKO Dikont.Ruko No.1 dr Jl.A.Yani Km.30,9 (sbrg Zipur)Bjb. Hub.0821 51727925 B00001.2016M8271-3
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
SENIN MINGGU MINGGU
18 JANUARI JANUARI 31 10 JULI 2016 2016
7
8
Tribun Jual Beli
MINGGU RABU
10 JULI 20162016 13 JANUARI
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
BANJARMASIN
Djl rmh mwh&tnh pinggir Jl Raya Km8,5 Abuk 08125153418 / 081348807335 Jani NoSMS TP V.M7071-11/7(ktr) Harga Nego
Djl cpt Jl Pramuka (tembus Km6) komp. rahayu pembina 3 (sentra 3) 081348593535 V.M7935-12/7 (ari) Hrg 550jt Nego
Djl murah lok strtgs 50m dari Jl K Tangi (samp Gdg Wnt) Hub081251369456 V.M8535-23/7 (Ktr) Harga Nego
Djijua rumah Jl.Wildan Sari Lt195M²,LB 168M² Hub 08134833321 Hrg 350jt Nego V.M7538-30/6(hasfi)
Djl Rmh T.42-45-54-70 Komp.Green AA Jl.Belitung Darat Gg.AA V.M8229-22/7 Hrg Mulai 300jt Nego
Djl T.160 3KM 3KT Jl.Melati Indah/ Komp Bumi Melati Indah RAY 10 (Pramuka) V.M8229-22/7 Hrg 1,2M Nego
HUB RIYAN : 081253533568 / 082153550015
BANJARBARU
Djl rmh Gg Hidayah Inayah samp SMP 16 Km6. 081351989962/081250080115 V.M8207-24/6(ktr) Hrg 185jt Nego
Djl rmh Jl.Bumi Mas Raya LT.200 M² Lb120 M², 4KT, 2KM, AC Hub:081258987888 V.M5324-30/6(ktr) Hrg 900jt Nego
Djl Rmh Citraland Full Furniture Lt10x 20m² 4KT 2KM 4AC. 081350221951 V.M8067-18/7(hasfi) Harga Nego
Dijl Komp. PersadaMas Jl BM Asri Barat I Lt150/100, 4KT, 2KM Hub08123007717 V.M7988-26/6 (Ktr) Hrg 750jt Nego
Djl Ruko 2LT 2Unit Uk.4,5x20 Jl.Mesjid Jami (Samp.Alfamart) 082110840900 V.M6919-20/7 (Ktr) Harga Nego
Dijl Rmh Jl Malkon Temon Komp Polri Rt24 Hub 085248545949 V.M7868-18/6 (Ktr) Harga Nego
Dikont Rmh Fas lkp Jl RO Ulin Komp Pondok Kopi Bjb Hub085249699099 V.M8475-4/7 (Rian) Harga Nego
Djl Rmh Jl.Pramuka Komp.BPA Blok B No.1 LT.221M² Hub : 082157198752 V.M8346-17/7 (ktr) Harga Nego
Djl tnh + Bgnn P23m L 20m SHM,Kamp Gedang Gg.Samanhudi.085820442778/05116747037 Harga Nego V.M7881-11/6(atie)
Dijl Ruko Jl Pangeran Hidayatullah Banua Anyar Hub 081347231527 V.M7331-24/6 (Ktr) Harga Nego
Djl rumah Jl Cempaka VI uk10x20m2 Hub 0511-4365164/082251944950 TP Harga Nego V.000-23/6(ktr)
Rmh Siap Bngn T65/45 Jl H Basri (samp Unlam) Ko mp Kidaung Kav 082149702218/082112001786 Hrg dari 340jt Nego V.M7363-24/6 (ktr)
Jual/sewa Rukan Buncit Indah Ady Patra 3 Truk bs sampe dpn 085100460088 Harga Nego V.M7339-24/6 (mety)
Djl Toko Jl.Taruna Praja Raya Fas: SHM, IMB,PDAM,listrik 900w 081349558970 V.000-24/6(dayat) Hrg 325jt Nego
Djl rmh 2Lt 4KT Lb.180 Komp.Griya Pemurus Indah. Hub.085101597151 V.M8211-27/6 (zalvi) Hrg 600jt Nego
Djl cpt Perum Surya Sakti 14x14+isinya 3kt 3km 2 garasi Hub 081250136009 V.M8052-23/6(Ktr) Hrg 675jt Nego
Kntrkn rmh Km 8,4 Komp.Rina Karya Blok Asoka KT3 LB90 Hub081351625987 V.M8198-11/7(zalvi) Harga Nego
Dswkn ruko uk 4,5x13 Jl.GunungSari No20 Strategis Hub 082254069557/082255153505 V.M7680-3/7(ktr) Harga Nego
Jual/sewa Jl Sutoyo S Pondok Indah Blok 3 Lt,245m,Kt4,Km3,1AC 085347719008 V.000-17/6(alam) Hrg 590jt Nego
Dijual rumah di Jl Wildan Sari RT 42 No.20 Bjm. Hub. 081251766448 V.M8343-28/6(zalvi) Harga Nego
Dijl Cpt T150 KT4 Komp Permata Bunda C24 Sei Ulin Bjb 081348617499/087851811046 V.M8058-20/6 (dyt) Hrg 270jt Nego
Dswkan Ruko 3 LT. Jl. KS. Tubun Sbrng Indomaret. Lksi strtgs 081805445373 V.0001-30/6 (wahyu) Harga 45jt Nego
Rmh T36/140 di Jl Mahligai Pal 7 dkt Bunyamin 3 Hub 0816974939 V.0001-15/5(ktr) Hrg 215jt Nego
Djual Rmh baru T.50 Lt 80m2 Jl Padat Karya Benua Anyar Hub 081349313000 Hrg 220jt Nego V.0001-30/11(hdn)
Ovr krdt T42 SHM LT.9,6x19 Di Grha Maha tama (Lewat Flyover) Hub085733115555 Hrg 177jt Nego V.0001-30/5 (ktr)
BANJARMASIN H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA
Dkont/dijl rmh lkp ada 3bh kmr & ada AC hal luas 081258474073/085101204243 V.0001-31/7 (ktr) Harga Nego
Dijl Rmh T36+dapur 2Kt Jl Manarap Km8 Gg H Usdar Hub 085349537999 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 150jt Nego
Dijl cpt T82 Kt2 Km2 Bjb Jl Tarunapraja 3 dkt PLN BPG& JPOK 081250019972 Hrg 270jt Nego V.0001-15/6(hmd)
Djl/ovr krdt Jl Pdt Karya Komp Perdana Ovr krdt Komp Karya Budi Utama Raya III Mandiri Blok G Jlr 6 No118.081253990662 No23 Rt12 Blok C Km7,9 Hub085248936774 V.0001-12/1(metty) Hrg 150jt Nego V.0001-15/4(ktr) Harga 60jt Nego
HARGA DIATAS 300 JUTA
Djl Cpt Rmh pinggr jln Jl Simp Tangga Rt37 No.1 Jlr 1A Lt15x25 Hub085248806806 V.0001-30/7 (Ktr) Hrg 1,2 M Nego
Dijl Kost 22 Kmr samp Gdng Wnt 40m dr Jl Utama Ktangi Hub081251369456 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 850jt Nego
Djl cpt T100 Jl. S Adam Komp. Taekwondo Permai Jlr 13. 081351511334/081251607770 V.0001-15/6(hdn) Hrg 915jt Nego
Djl Jl Pramuka Komp Rahayu Pembina 3 No4 Rt32 Hub 082270811000 V.0001-31/5 (ari) Harga 1M Nego
Djl rmh 2lt 3kt 1km Lt100m2 Jl Malkon Temon Djl rmh+prbtn,3KT,3KM,3AC,SHM,Komp. Komp Buana Permai. 082153029994 Rina Karya Km.8,2 Hub081348394001 V.0001-15/4(hasfi) Hrg 400jt Nego V.0001-31/5(hfz) Hrg 775jt Nego
Dijl/dikontRmh14Kmr1Ktr lkp JlDarmabudiKo mp Darma praja bs TT mbl/rmh 085248806806 V.0001-30/7 (ktr) Hrg 5,5M Nego
Rmh Lt300 Lb240 Jl HM Yusuf jlr 2 no42 Pondok metro indah KTangi 082159897060 V.0001-30/4(alam) Hrg 1,1M Nego
Dijl/digadai Rmh Komp AMD Blok H1 No38 T36+ sdh renov Lt keramik 085248 806806 TP V.0001-30/7 (ktr) Hrg 350Jt Nego
Dijl Kost2an 19 kmr Komp K Tangi 1 Jlr 3 Lt256m+70m Blkg Ged Wnt 085248806806 V.0001-30/7 (ktr) Hrg 1,5M Nego
Dijl Ruko Jl Gerilya dpn Graha Mahatama no6 2Lt dikont foodmart 082352549222 V.0001-7/6 (hafiz) Hrg 1,2M Nego
Djl Jl. S Adam Komplek Mahligai (simp 4 Malkon Temon) kmr 3 Hub 085215702666 V.0001-15/6(hdn) Hrg 475jt Nego
Djl cepat T100 Jl A Yani Km 8 Komp Ratu Asri 3KT 2KM TP Hub 081350222429 Hrg 620jt Nego V.0001-31/5 (wahyu)
Djl cpt Ruko 2 lt Jl.Sulawesi Psr Lama Bjm Jual cpt rmh baru Jl S Adam Komp Madani fas listrik air pdam Hub 08125103136 Jlr 2 LB 120m 3KT 2KM 082155716876 V.0001-15/6(hdn) Hrg 875jt Nego V.0001-15/6(hdn) Hrg 1,3M Nego
Djl di Bunyamin Residence Blok B/74, LB100,LT144 SHM/TP 081349555553 V.0001-15/4(metty) Hrg 575jt Nego
Djl cpt T120+Isinya Jl.S.Adam Komp.S. Adam Permai C2 No34. 082154292342 Hrg 575jt Nego V.0001-15/4(ktr)
Djl Rmh Lb80 Lt116m² Jl.Angsana 9 Rt22 No.15 Kayutangi Bjm 082156190486 V.0001-15/6(ktr) Hrg 375jt Nego
BANJARBARU - LANDASAN ULIN HARGA DI ATA S 300 JUTA
Dijl Tnh + Gdng L700m2 SHM siap pakai Jl A Yani Km 21 Jl Sriwijaya 081938262766 Harga 1M Nego V.0001-15/4 (mety)
Dijl Rmh Lt13x15m2 Kt2 Km2 Jl P Suriansyah Gg Sawi No55 Bjb Hub082154381226 Hrg 400jt Nego V.0001-15/4(ktr)
MARTAPURA
H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA
Dijl cpt BU Toko Jl Taruna Praja dpn Komp Sahara uk4x10 SHM IMB 081349558970 Hrg 260jt Nego V.0001-3/5 (ktr)
Rumah Komp.BPI Bjb Lb100 Lt126. SHM Hub081313099099 Hrg 250jt Nego V.0001-31/5(dyt)
HARGA DI ATA S 300 JUTA
Djl rmh Kontrakan 5 Pintu Martapura Djl rmh + toko 2,2 pintu sp,pakai lok: pinggir hasil 2,5jt/bulan Hub085251708550 Jl Sekumpul Mtp 08115129749 tdk sms Hrg 500jt Nego V.0001-30/5 (rian) Hrg 700jt Nego V.0001-30/5(hsi)
T36 Lt10x15 dpn Komp.IndrasariPermai2, 085249894593/081348820999/5B184702 Hrg 300jt Nego V.0001-15/5 (rian)
Book Lovers
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow ow us: @banjarmasinpost
MINGGU
10 JULI 2016
likes: BPost Online
9
Sulap Lantai Dua Jadi Perpustakaan SEBUAH fakta yang mengejutkan diungkapkan oleh Kantor Perpustakaan Nasional baru-baru ini yang menyebutkan 90 persen penduduk Indonesia tak suka membaca. Sementara di negara maju, setiap orang tercatat membaca 20 hingga 30 judul buku setiap tahunnya. Di Indonesia, tiap orang membaca paling banyak tiga judul buku, itu pun mayoritas anak-anak. “Budaya membaca sampai sekarang belum menjadi bagian dari budaya masyarakat Indonesia. Kita hanya bisa berkata, bangsa yang maju adalah bangsa yang banyak membaca. Sementara kita tidak membudayakan membaca. Mau kemana kita,” kata HM Tambrin. Mantan Kakanwil Kementerian Agama (Kemenag) Kalsel ini, bersedih dengan kenyataan ini. Ketika negara-negara tetangga seperti Singapura dan Malaysia tengah giat-giatnya mengampanyekan gerakan budaya membaca, Indonesia malah terpuruk. Apalagi, suami dari Hj Lita Ariani ini memiliki ratusan koleksi buku, mulai dari buku yang berisikan tentang kehidupan, sosial kemasyarakatan, dan yang terpenting adalah tentang Agama. Kegemaran membaca ditularkannya pula kepada kelima anaknya yakni Annisa Khairita SPdI, Mar’ie Muhammad, Addieni Nur Khairita, Arraudah Nur Khairita dan Muhammad Rizqi. “Anak-anak pun suka baca buku dan cerpen. Kami punya perpustakaan di lantai dua rumah kami,” katanya. Menurutnya, masyarakat Indonesia terbiasa dengan budaya tutur, suka ngobrol. Beda dengan
negara-negara maju yang memiliki budaya baca. Mereka lebih senang membaca. “Kita seharusnya bisa memanfaatkan budaya tutur untuk menggiring masyarakat menuju budaya baca, dan mengubah kebiasaan masyarakat tidak mudah dan butuh beberapa generasi,” ujar lelaki kelahiran Ampah, 18 Desesember 1969 yang kini menjabat sebagai Direktur Urusan Agama Islam dan Bimbingan Syariah (Binsyar) pada Dirjen Kemenag RI di Jakarta.. Untuk menumbuhkembangkan minat baca di keluarganya, alumni IAIN Antasari dan Uninus Bandung ini, tak segan membawa keluarganya ke toko-toko buku. “Kalau saya pribadi, rata-rata dalam satu minggu bisa satu hingga dua buku baru yang saya temui. Dalam satu bulan itu, bukan berarti saya harus ada membeli buku ini buku itu,” katanya. Dia beralasan, karena waktu saat bekerja di kantor, terkadang ada buku-buku yang diberikan para sahabat atau teman-teman kerja untuk dia dan semua pegawainya. “Kalau membaca buku, di waktu luang atau waktu istirahat pada saat jam kerja. Bisa juga pada waktu malam hari, dan yang paling penting pada saat otak dan tubuh kita rileks. Namun, dalam sehari itu saya wajibkan untuk diri saya minimal ada membaca buku,” ujar lelaki yang pernah menjuarai lomba pidato se Provinsi Kalteng. Dia pun berkomentar tentang nasib perpustakaan saat ini. “Berdasarkan sebuah majalah yang saya baca, jumlah pengunjung perpustakaan pada 2008 hanya sebesar 1,9 persen jika diban-
dingkan dengan jumlah penduduk nduduk Indonesia yaitu 228 juta jiwa. Dengan jumlah umlah pengunjungg yang terus menurun, nurun, maka bisa a dipastikan minat baca juga menurun,” kataatanya. Argumennya nnya tentang hall ini, di antaranya ya karena koleksi si buku yang tidak diperbaharui, tingkat kat kenyamanan membaca mbaca di perpustakaan yang tidak mendukung, tata letak buku tidak menarik. Pemerintah ah juga, lanjutnya, bisa melatih tenaga pendidik di seluruh lembaga pendidikan n untuk mempelajari fungsi perpustakaan, aan, merencanakan perpustakaan yang ng menarik, mengkategorikan buku, menyajikan dan menyimpan buku serta membuat sistem manajemen buku. uku. “Saya yakin kin manfaat ini dapat dirasakan oleh anak-anak dan masyarakat sekitar. Mudah-mudahan saja ini terealisasi,”” katanya. (ht)
HM TAMBRIN KIRIMAN HUMAS KEMENAG KALSEL UNTUK BPOST
Judul : Koala Kumal Penulis : Raditya Dika Penerbit : GAAGSSMEDIA ISBN : 9789797807696 Terbit : 17 Januari 2015 Bahasa : Indonesia Cover : Soft cover Deskripsi : Selain main perang-perangan, gue, Dodo, dan Bahri juga suka berjemur di atas mobil tua warna merah yang sering diparkir di pinggir sungai samping kompleks. Formasinya selalu sama: Bahri dan gue tiduran di atap mobil, sedangkan Dodo, seperti biasa, agak terbuang, di atas bagasi. Koala Kumal adalah buku komedi yang menceritakan pengalaman Raditya Dika dari Judul : Change Leadership Non - Finito Penulis : Rhenald Kasali Penerbit : Mizan ISBN : 9789794339169 Terbit : 2 Desember 2015 Bahasa : Indonesia Cover : Soft cover Deskripsi: Melakukan perubahan bukanlah hal yang mudah. Ada banyak risiko yang harus dibayar. Berbahaya, bahkan tidak jarang mengancam jiwa. Namun tetap, betapapun besar biaya perubahan, dunia tidak pernah sepi dari tokoh-tokoh pembawa perubahan. Dalam buku ini, Rhenald Kasali begitu gamblang menggambarkan tentang sosok pemimpin perubahan. Pemimpin perubahan (change leader), baginya, adalah pemimpin yang bisa memperbaiki hidup kita, bangsa kita dan keturunan kita. Bukan yang hanya menggunakan jabatannya untuk mengimpresi, pamer kekuasaan, apalagi mewariskan
Perempuan Perkasa Itu adalah Ibuk
TOKOPEDIA.COM
mulai jurit malam SMP yang berakhir dengan kekacauan sampai bertemu perempuan yang mahir bermain tombak. (gramedia.com)
SIRIATI.BLOGSPOT.COM
kerusakan. Seorang change leader, kata Rhenald, tidak pernah takut akan banyaknya risiko. Dia akan terus berjuang mewujudkan karya dan impiannya, meski di depannya menghadang risiko besar, sebuah ketidakpastian (non-fi-nito). (gramedia.com)
“Seperti sepatumu ini, nduk. Kadang kita mesti berpijak dengan sesuatu yang tak sempurna. Tapi kamu mesti kuat. Buatlah pijakanmu kuat” - IbukMasih belia usia Tinah saat itu. Suatu pagi di Pasar Batu telah mengubah hidupnya. Sim, seorang kenek angkot, seorang playboy pasar yang berambut selalu klimis dan bersandal jepit, hadir dalam hidup Tinah lewat sebuah tatapan mata. Keduanya menikah, mereka pun menjadi Ibuk dan Bapak. Lima anak terlahir sebagai buah cinta. Hidup yang semakin meriah juga semakin penuh perjuangan. Angkot yang sering rusak, rumah mungil yang bocor di kala hujan, biaya pendidikan anak-anak yang besar, dan pernak pernik permasalahan kehidupan dihadapi Ibuk dengan tabah. Air matanya membuat garis-garis hidup semakin indah. Ibuk, novel karya penulis national bestseller Iwan Setyawan, berkisah tentang sebuah pesta kehidupan yang dipimpin oleh seorang perempuan sederhana yang perkasa. Tentang sosok perempuan bening dan hijau seperti pepohonan yang menutupi kegersangan, yang memberi napas bagi kehidupan. Buku terbitan Gramedia Pustaka Utama ini, bisa didapatkan di antaranya di Gramedia Jalan Veteran nomor 45, Banjarmasin. (gdc/*)
Judul Buku : Ibuk Penulis : Iwan Setyawan Penerbit : Gramedia Pustaka Utama Cetakan ketiga : Mei 2016 Cover : Softcover Tebal : 293 halaman ISBN : 978-602-032998-7 Harga : Rp 89.500,00
FANSBERATBUKU.BLOGSPOT.COM
1007/B09
10
Balai Aksara
MINGGU
10 JULI 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Bertanya pada Waktu S
etahun, dua tahun, tiga puluh tahun kuhabiskan. Tapi tidak terjadi apaapa. Justru kehidupanku lebih terjerembab ke dalam lumpur di tepi kehidupan. Tanpa ibu, ayah, maupun kekasih yang semestinya menghidupkan ruangan sunyi rumah ini. Hanya waktu yang berjalan dan manusia sepertiku cuma diam di tempat, seperti perahu yang mesinnya terus-menerus menderu menggeram. Tapi, ia tetap berdiam di dermaga sepanjang waktu. Bunyinya seakan memanggil nelayan untuk mengemudikan, membawanya ke tengah laut atau samudera. Barangkali untuk menangkap ikan hiu, barakuda, lumba-lumba, kerapu, cumi-cumi, uburubur, atau paus. Dengan ukuran sebesar itu, tentu membahagiakan jika perahu dan nelayan bisa pergi bersama-sama, melihat luasnya lautan dan samudera yang serba biru, memandang alam bawah laut yang aneka macam binatang bisa bergerak bebas dan liar. Ia pasti ingin berlama-lama di tengah laut tanpa harus berhenti melaju. Bunyinya seperti memanggil para nakhoda, barangkali berkenan menjadikan dirinya sebagai kapal pesiar; menggendong ratusan penumpang mengelilingi negara, benua, atau pun menjelajahi dunia. “Siapa pun mari sini, pergilah dan bawa aku bersamamu!” Ia selalu berteriak seperti itu. Namun tak seorang pun datang dan menjawab pertanyaan yang selama ini hanya berputar-putar saja di benaknya: “Untuk apa aku diciptakan?” Dalam perumpamaan ini, aku akan mengisahkan se-
Oleh : Seto Permada terang-terangnya. Deru perahu itu kian menghentak, melolong jauh sendirian tanpa jeda. Kalau siang, hanya ada angin laut yang berpusing di atas tepi lautan dangkal di dekatnya. Kalau malam, datang berbondong-bondong angin dari puncak gunung menggigilkan tubuhnya. Menyerap usianya. Dindingnya penuh coratcoret kenangan duka. Kemudinya karatan kuning tua. Layarnya robek dan kelabu tiap kali waktu meninggalkannya. Tambang pengikat seakan makin kuat menahan perahu tua itu untuk tetap diam di sana. “Siapa yang mau datang, memperbaiki dan mengajakku berlayar?” Perahu itu belum bergerak sejak pertama kali dibuat. Perancang dan kru pemahat, mati mendadak setelah menyelesaikan perahu besar itu. Pembuat mesin tewas ketika telah memasang dan membunyikannya untuk pertama kali. Mereka mati dalam waktu yang sama, di tempat yang sama. Kini, perahu itu telah tua dan berisi tulang-belulang mereka. Derunya bagai abadi. Sebagai pengandai-andai, jika tulang itu masih hidup, akan kutanyakan kesaksian mereka. Mengapa itu semua bisa terjadi? Mengapa perahu sebagus itu dibiarkan diam dan rapuh sendiri? Bukankah lebih bagus jika rapuhnya karena tertabrak karang atau terlahap ikan paus? Tidak ada yang mendekat, tak ada yang berani dan mau. Perahu itu ingat
ILUSTRASI BPOST GROUP/RIZA
pertama kali, dan sepertinya momen saat itu adalah terakhir kali ia merasakan kebahagiaan singkat sepanjang hidupnya. Ada seorang gadis kecil pernah menarik-narik baju ibunya dan memohon untuk melihat-lihat isi perut perahu yang terus-menerus menderu itu. “Jangan dekati perahu tua itu!” “Kenapa, Bu?” “Perahu itu berbahaya.” “Kenapa berbahaya, Bu?” Ibu itu hanya mengelus kepala putrinya. Seorang ibu selalu berusaha memberikan yang terbaik untuk anaknya dan tidak ingin membuatnya terluka. Wanita itu yang semasa kecil telah banyak diberi kisah oleh kakeknya
tentang pengalaman belasan generasi kakeknya kakek itu. Ia tidak ingin membuat anak perempuannya takut. Di benaknya tergambar bagaimana kakeknya bercerita, bahwa perahu itu sangat berbahaya, bisa menelan korban, dan jangan ada yang mendekat atau menyentuhnya. Kalau melanggar pantangan, bisa mati! Kisah itu seakan menjadi cerita turun-temurun penduduk pesisir sekitar yang tak boleh dibantah. *** Keadaan perahu itu kini sudah benar-benar menyedihkan. Seharusnya sekarang sudah diabadikan di museum; dilihat, dipajang, dipotret, dimasukkan ke dalam keajaiban dunia jika
mengingat usianya telah mencapai ratusan tahun. Namun, sejarah kelam telah menghancurkan tubuhnya dan juga harapannya. Ia harus menanggung takdir itu sendirian. Yang diinginkan perahu itu hanyalah jawaban: diperhatikan, atau berlayar meski itu adalah yang terakhir kalinya. Ia tidak tahu mengapa Tuhan memilihkan takdir hitam untuknya. Aku benar-benar ingin sekali seseorang melepaskan jangkar dan tambang yang selama ini menahan tubuhnya, dan bergerak mengembara ke pulau entah mana. Menyeberangi tempat dan waktu; hijau dan biru; tawa dan air
mata. Bukan hanya berdiam, menderu-deru seperti itu tanpa teman atau kawan yang bisa membuka lubang rahasia kehidupan. Kalau bisa, waktu, berhentilah sejenak. Dan jawab pertanyaanku. Mari kita isi tubuhmu dengan bersulang, dan minum kopi hitam yang mengeras. Atau memandang bersama-sama pada dedaunan yang diam karenamu, supaya aku bisa tahu apa arti hadirmu dalam dunia. Supaya aku bisa tahu isi hati benda-benda yang selama ini bergerak-gerak bebas karenamu. Cobalah berhenti, agar aku
bisa mendengar detak jantung angin, melihat gerakan aliran darah di dalam daundaun itu, atau embusan napas lelah dari bukit-bukit yang selama ini kulihat. Berhentilah sejenak. Kau tahu, kawan, ini adalah keresahan hidup yang hanya bisa dibahagiakan oleh waktu. Tapi sampai kapan pun, waktu tidak akan berhenti dan mau menguakkan rahasia takdir hidup ini. Jauh di dalam laksana, perahu tua itu, perlahan-lahan remuk-terendam pasir lumpur. Hitam, tanpa memperoleh jawaban dan petunjuknya. (*)
* SETO OERMADA atau Muhammad Walid Khakim Kelahiran Oktober 1994 di Purworejo. Alumnus SMA Negeri 4 Purworejo. Beberapa cerpennya dimuat di beberapa media lokal. Tinggal di Desa Brunosari, Purworejo
1007/B10
Homepage : http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail : redaksi@banjarmasinpost.co.id Banjarmasin Post Group Penerbit SIUPP Sejak Tanggal Direktur Utama Pemimpin Umum Pendiri
: PT Gra ka Wangi Kalimantan : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/ SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 : 2 Agustus 1971 : Herman Darmo : H Pangeran Rusdi Effendi AR : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) HG Rusdi Effendi AR
WARTAWAN “BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.
Pemimpin Redaksi: Musya ’ | Wakil: Harry Prihanto Pj Manajer Peliputan: M Royan Naimi | Asisten Manajer Peliputan : M Yamani Pj Manajer Produksi: R Hari Tri Widodo | Asisten Manajer Produksi: M Tau k, Agus Rumpoko Manajer Redaksi: H Irhamsyah Safari Redaktur: Elpianur Achmad, Mulyadi Danu Saputra , Anjar Wulandari, Mahmud M Siregar, Mohammad Choiruman, Aya Sugianto, Budi Arif RH, Syamsuddin, Siti Hamsiah, Ernawati, Mustain Khaitami. Asisten: Idda Royani, Alpri Widianjono, Kamardi, Rendy Nicko Ramandha, M Risman Noor. Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni,Eka Dinayanti, Sudarti, Halmien Thaha, Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar, Murhan, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Sofyar Redhani (Kabiro), Hari Widodo, Ratino, M Risman Noor, Salmah Saurin, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi, Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Restudia, Yayu Fathilal, Aprianto, Frans Rumbon, Nurholis Huda, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani, Akhmad Rizky Abdul Gani, Milna Sari, M Fadli Setia Rahman, Muhammad Elhami. Fotografer: Kaspul Anwar. Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima, Imam Wahyudi. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Ari n, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH
Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta | Asisten General Manager Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas dan Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan : Helda Annatasia (08115803012) z Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya, Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telepon (0511) 3354370, Fax 4366123, 3353266, 3366303 z Bagian Redaksi: Ext 402-405 ; z Bagian Iklan: Ext. 113, 114 z Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 z Pengaduan Langganan: 08115000117 (0511) 3352050 z Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 z Perwakilan Surabaya: Jl Rungkut Industri III No. 68-70 Surabaya 60293 Telp (031) 8419000 Fax (031) 8414024 z Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 Tarif Iklan: z Display Umum: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk z Display Halaman 1: Hitam Putih (BW): Rp 45.000/mmk Berwarna (FC): Rp 90.000/mmk z Iklan kolom/Duka Cita: Hitam Putih (BW): Rp 15.000/mmk Berwarna (FC): Rp 30.000/mmk z Iklan Kuping: (FC) Rp 100.000/mmk lIklan Baris: (FC) Rp 20.000/baris: (BW): Rp 15.000/baris z Iklan Satu Kolom : (FC) Rp 30.000/mmk, (BW): Rp15.000/mmk z Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% z Harga Langganan: Rp 75.000/bln Percetakan: PT Gra ka Wangi Kalimantan z Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telepon (0511) 4705900-01 z Isi di luar tanggung jawab percetakan
Setiap artikel/tulisan/foto atau materi apa pun yang telah dimuat di harian “Banjarmasin Post” dapat diumumkan/dialihwujudkan kembali dalam format digital maupun nondigital yang tetap merupakan bagian dari harian “Banjarmasin Post”.
Tribun Kronika
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
MINGGU
10 JULI 2016
likes: BPost Online
SI PALUi
Kada Mau Tuha BILA takumpulan di pangkalan ujek, daripada main dominu, lebih baik bacatur ada olahraganya, yaitu olahraga utak. Tapi kalawasan sampai dua jam atau tiga jam muyak jua. ”Baik batangguhan kita?” jar Palui. “Batangguhan apa pulang, Lui?” jar Tulamak. “Biasanya jarang Palui kalah?” sahut Garbus. “Napa nah, bila bibinian tuha umur, maka ampih kancang alias turun?” jar Palui. “Umai Lui, rasa kada purun aku manyambat?” jawab Tulamak. “Sambat ha, Mak ai?” sahut Garbus. “Dua gunung bibinian, tahu haja samuaan urang, bila umur batuha, batur-
Tiket Final Rp 18 Juta
z Sambungan Hal 1
UEFA telah menjual tiket terusan untuk final ini sejak beberapa bulan lalu. Harga resminya adalah 895 euro (Rp 12,9 juta) untuk kategori satu, 595 euro (Rp 8,6 juta) untuk kategori dua, 295 euro (Rp 4,2 juta) kategori tiga dan 85 euro (Rp 1,2 juta) kategori empat. Semuanya telah ludes terjual jauh-jauh hari. Namun, Jumat (8/7), UEFA membuka lagi penjualan tiket online untuk tempat yang masih tersisa hanya di kategori dua dan satu. Penjualan dibuka pukul 14.00. Peminat bisa daftar 15 menit sebelumnya. Prinsipnya, siapa cepat, dia yang dapat. Saya coba untung-untung an ikut mendaftar. Tapi registrasinya saja ternyata cukup memakan waktu. Harus mengisi dulu data diri, berikut harus punya kartu kredit Visa dan Mastercard. Tak sampai hitungan menit, tiket tersisa itu ternyata sudah ludes. Kemungkinan besar diborong para calo terorganisasi. Terbukti kemudian, ketika saya mencari-cari lagi tiket via online, harga itu sudah melejit sangat jauh. Di situs jual beli Ebay misalnya, ada yang menjual tiket final kategori satu senilai 1.295 euro (sekitar Rp 18,7 juta). Di pasaran, harga tiket final memang berada di kisaran 1.200 euro sampai 1.600 euro (Rp 23 juta). Untuk kategori dua mencapai seribu euro (Rp 14 juta). Harga bervariasi tergantung dari tempat duduk, tinggi rendahnya permintaan serta negoisasi. Tapi mengingat tingginya animo pendukung kedua kubu, dipastikan harga akan semakin meroket saat semakin mendekati hari-H. Di area fan zone, saat Jerman dipukul Prancis 0-2 pada semifinal lalu, saya melihat ada seorang suporter Jerman yang berteriakteriak menjual selembar tiket final. Dia sepertinya sudah mengantongi tiket itu jauh-jauh hari karena yakin timnya bakal maju ke final, meski kemudian ternyata langkah tim Panser
Ayo,Nonbar di Novotel
z Sambungan Hal 1
Senin (11/7) pukul 02.00 Wita. Laga yang berlangsung di Stade de France ini akan disiarkan secara langsung oleh RCTI sehingga bisa dinikmati oleh penggila sepakbola di Banua. Namun bagi masyarakat Banua yang ingin merasakan kemeriahan bak di Stade de France bisa bergabung dalam ‘Nonbar Spesial Angkringan’ yang digelar oleh Novotel Banjarbaru. Nonton bareng yang didukung Banjarmasin Post ini akan dilaksanakan di depan hotel di Jalan A Yani Kilometer 27, Landasanulin, Ban-
un…” jawab Tulamak. “Pas haja, supaya kita jangan kena UU Pornografi, jadi kiasannya haja kita sambat,” Palui bijaksana. “Nang kada mau tuha pang, ada dalam diri seorang manusia?” takun Palui
pulang. “Umur bisa tuha, amun aku tangguh umur, pasti salah,” jar Garbus. Burung dalam salawar, Garbus batandik cagar jawabannya bujur. “Salah Bus ai?” “Aku ingat jar pamanku Lui ai. Nang kada mau tuha itu liur…,” Tulamak kasukaan. “Bujur Mak ai. Biar umur 71 tahun, tapi liur asa 17 haja, kawa tu sidin babini anum. Amun burung itu, bahanu lintuk bila urangnya sudah tuha, jadi taumpat jua tuha…iya kalu,Mak? Palui mangalahakan Garbus. “Jadi nul jawabankulah Lui?” Garbus marasa kalah. “Skor dua ratus untuk Tulamak,” Palui baucap. Banjingkrak Tulamaknya. (aan)
kandas di semifinal. “Good price, good price for final,” ujarnya. Dia menjual tiket itu seharga 900 euro (Rp 13 juta) untuk kategori dua. Saya pikir waktu itu harganya kemahalan, tapi belakangan saya baru menyadari ternyata harga tiket final memang melambung sangat tinggi. Dia langsung dirubung oleh sejumlah pendukung Prancis. Mereka kemudian bernegoisasi dan saling beradu harga. Seorang pendukung Prancis, yang menyelubungi tubuhnya dengan bendera tricolor, akhirnya mendapatkan tiket final itu. Dia pun berlari-lari kegirangan sembari mengacung-acungkan tiket. Harga tiket Piala Eropa 2016 di Prancis ini secara keseluruhan memang sangat mahal. Itu mengundang banyak kritikan, lantaran dinilai tak meng-
akomodasi kalangan menengah ke bawah yang notabene adalah fan terbesar sepakbola. Harga resmi kategori satu yang senilai 895 euro itu lebih mahal 295 euro dari harga tiket serupa saat Piala Eropa di Ukraina empat tahu lalu. Harganya berselisih 625 euro dari harga final di Piala Eropa 2004 di Portugal. Mereka yang paling merana dengan harga selangit itu adalah calon penonton dari negara dengan pendapatan perkapita minimal, seperti Ukraina. Seorang pekerja kelas bawah di Ukraina yang bekerja delapan jam perhari, enam hari perminggu, biasa dibayar 30 sen euro perjam. Jika dikalkulasikan, mereka harus menabung selama satu tahun dua bulan untuk bisa membeli tiket final kategori satu di Stade de France. (tribunnews/den)
Awas Copet “AWAS dompet Anda. Jangan di simpan di saku celana belakang. Tas ransel juga dipakai di depan, jangan di belakang.” Kalimat itu berkali-kali diucapkan seorang guide kepada rombongannya yang berasal dari Hong Kong. Sejak dari pintu masuk, tulisan ‘Hati-hati pencopet’ sudah terpampang. Dan tulisan peringatan itu juga dipasang di berbagai titik lainnya. Mulai dari area depan masuk ke lift, di lantai satu, lantai dua, bahkan sampai di puncak menara. Dengan jumlah pengunjung yang mencapai angka 15 ribu-20 ribu per hari, Eiffel memang jadi ladang empuk bagi para pencopet untuk beraksi. Antrean panjang, dan berdesak-desakan, kewaspadaan yang kurang karena pengunjung lelah di antrean, membuka peluang para pencopet untuk beraksi. Tahun lalu, para staf di Eiffel ini sempat mogok kerja sehari karena tak tahan dengan agresivitas para pencopet. Mereka menyebut para pencopet itu terorganisasi dalam jumlah besar dan meminta bantuan dari polisi untuk ikut berjaga di dalam area. Dikutip dari thelocal.fr, polisi Paris berhasil menangkap sepuluh pencopet pada
tahun lalu. Mereka berusia 17-47 tahun. Para pencopet, yang kebanyakan berasal dari wilayah Balkan ini, bisa memperoleh penghasilan empat ribu euro per harinya. Gawatnya, sasaran utama mereka biasanya adalah para turis dari Asia, karena dinilai selalu membawa uang tunai dalam jumlah banyak. Selain copet, masalah yang sempat mengganggu kenyamanan di Eiffel adalah pemasangan gembok cinta di puncak menara oleh sejumlah turis. Setelah jutaan gembok cinta di jembatan Ponts des arts dilucuti, dan jembatan itu terlarang lagi dipasangi gembok, belakangan para turis yang kebanyakan berusia remaja mengalihkan sasarannya ke puncak Menara Eiffel. Mereka terobsesi memasang gembok cinta di tempat tertinggi di Prancis tersebut. Papan larangan pun disebar di puncak menara. ‘Dilarang pasang gembok, risiko fatal jika gembok jatuh!’ Demikian bunyi larangan tersebut. Bisa dibayangkan, jika gembok terjatuh dari ketinggian 274 meter, dan jatuh menimpa kepala orang, maka cedera parah, bahkan kematian bisa terjadi. (Tribunnews/deny budiman)
jarbaru tersebut. Demi memudahkan penonton, akan disiapkan giant screen berukuran 3 x 4 meter persegi. Sesuai temanya, nonbar mengusung konsep sederhana dan santai layaknya sebuah tempat angkringan. Konsep ini pula yang akan menjadi pembeda suasana nonbar ini. “Nonbar ini untuk memenuhi animo masyarakat terhadap Euro 2016, khususnya masyarakat di sekitar hotel dan tamu. Kami ingin menawarkan konsep yang lebih menarik. Nonbarnya di hotel tapi style-nya angkringan dan ini yang kami kombinasikan. Jadi angkringan ala hotel lah,” ujar PR Manager Novotel Banjarbaru, Tamara Octricia, Sabtu (9/7) sore. Mengusung style ala ang-
kringan, tentunya sudah bisa dipastikan makanan dan minuman pun yang disediakan nantinya menumenu angkringan pula. Cukup membayar Rp 55.000, pengunjung sudah bisa bergabung dalam nonbar ini dan tentunya pula bisa mencicipi makanan ala angkringan yang disediakan. “Rp 55.000 sudah bisa ikut nonbar dan juga makan angkringan sepuasnya,” tambahnya. Selain bisa menikmati jalannya laga dan juga makanan angkringan, penonton berkesempatan mendapatkan voucher menarik dari Novotel Banjarbaru. “Yang beruntung akan mendapatkan voucher menarik. Karena kami juga akan melakukan pengundian dari nomor tiket,” pungkasnya. (ran/*)
ANTARA/M RISYAL HIDAYAT
Kutukan Stade de France
z Sambungan Hal 1
kekalahan 4-0 dari Prancis. Sedangkan pada Oktober 2014, Portugal menelan kekalahan 2-1. Sebaliknya, bagi Prancis, Stade de France kerap berpihak kepada mereka. Sepanjang 2016, Les Blues, julukan Prancis, selalu meraih kemenangan setiap kali berlaga di Stade de France. Prancis mengalahkan Rusia 4-2, Rumania 2-1 dan Islandia 5-2. Stadion yang dibuka pada 28 Januari 1998 itu juga beberapa kali menjadi saksi bisu kesuksesan Prancis. Prancis menjuarai Piala Dunia 1998 di stadion itu setelah mengandaskan Brasil 3-0. Pada 29 Juni 2003, Stade de France menjadi saksi kesuksesan Les Blues menjuarai Piala Konfederasi setelah mengalahkan Kamerun. Semangat pemain Prancis untuk meraih kemenangan semakin tinggi karena berlaga di hadapan publik sendiri. Namun demikian, Portugal tak gentar. Bagi skuat asuhan Fernando Santos,
Mabes TNI Periksa Paspampres
z Sambungan Hal 1
kan pembelian senjata pada Oktober 2014 ketika mereka mengikuti pelatihan di Fort Benning, Georgia. Setahun kemudian, Sumilat membeli sejumlah senjata api di Texas. Dia kemudian mengirimkan berbagai jenis senjata tersebut ke kawannya, Feky R Sumual, di New Hampshire. Selanjutnya, Sumual mengantarkan senjata itu ke beberapa anggota Paspampres yang dinas di Washing-
Dituntut Maksimal
z Sambungan Hal 1
merintah negara lain,” kata Morse seperti dilaporkan kantor berita Associated Press. Menurut rilis yang dikeluarkan Kantor Kejaksaan Distrik New Hampshire, Sumilat mengaku bersalah atas satu tuduhan konspirasi, yakni membuat pernyataan palsu soal akuisisi senjata api serta penyelundupannya dari AS. Sumilat, yang masih aktif sebagai anggota tentara Angkatan Darat AS, mengakui dia dan tiga anggota Paspampres merencanakan hal itu pada Oktober 2014 saat mereka mengikuti pelatihan di Fort Benning, Georgia. Pada September dan Oktober 2015, sesuai rencana, dia membeli sejumlah senjata di Texas bagi anggota Paspampres. Sumilat kemudian mengirimkan senjata itu kepada terdakwa lainnya bernama Feky R Sumual di New Hampshire. Senjata kemudian diantar ke anggota Paspampres yang berada di AS dalam rangka kunjungan Presiden Joko Widodo di Washington DC dan Sidang Majelis Umum PBB di New York. Sumilat juga mengakui tahu anggota Paspampres tersebut akan menyelundupkan senjata tersebut ke Indonesia. Padahal sebagaimana diatur dalam US Munitions List, pengiriman senjata ke negara lain memerlukan surat izin baik dari eksportir. Jaksa Emily Gray Rice menyatakan konsekuensi
11
JEMBATAN SUROBOYO - Pengunjung menyaksikan air mancur menari di sela-sela peresmian Jembatan Suroboyo di Kawasan Kenjeran Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (9/7) malam. Jembatan sepanjang 800 meter senilai Rp173 miliar tersebut diharapkan mengangkat potensi pariwisata kawasan pesisir dan mampu mengubah perekonomian nelayan di kawasan tersebut menjadi lebih baik.
laga melawan Prancis bakal menjadi laga hidup atau mati. “Tim Prancis bermain di kandang dan mereka sangat berhak untuk berpikir akan menjadi juara, namun kami punya misi kami sendiri. Saya yakin semua anggota tim berpikir ini menjadi laga hidup atau mati karena Portugal tidak pernah meraih gelar juara,” ujar Joao Mario, gelandang Portugal, seperti dikutip oleh AFP. Cristiano Ronaldo, penyerang dan kapten Portugal, memiliki motivasi yang tinggi untuk menjadi pemenang. Laga nanti menjadi kesempatan kedua Ronaldo tampil di babak final turnamen besar bersama Portugal. Sebelumnya Ronaldo memperkuat Portugal di babak final Piala Eropa 2004. “Gelar ini bakal sangat berarti. Saya selalu bermimpi menjadi juara bersama tim nasional. Saya pernah menjuarai segalanya di level klub dan individu. Menjuarai sesuatu bersama tim Portugal akan menjadi pencapaian yang luar biasa,” tutur Ronaldo kepada UEFA.com. Portugal punya catatan buruk setiap kali menghadapi Prancis. Selecao selalu kalah dari Les Blues pada 10 pertemuan terakhir. Catatan
ini sudah berjalan selama 40 tahun. Ronaldo yakin timnya bisa menjadi juara. “Kami harus berpikir positif karena saya yakin Minggu (Senin dini hari, red) akan menjadi kali pertama Portugal menjuarai sebuah trofi besar,” ujar pemain Real Madrid itu. Tekanan untuk menjadi pemenang berada di kubu Prancis. Bangsa Prancis bakal memiliki harapan besar tim asuhan Didier Deschamps mampu menjadi juara. Jika juara, maka Prancis akan menyamai prestasi Spanyol dan Jerman sebagai peraih tiga gelar juara Piala Eropa. Blaise Matuidi, gelandang Prancis, mengatakan Minggu akan menjadi hari yang tidak biasa. Final Piala Eropa 2016 akan menjadi momen yang luar biasa bagi Matuidi dan rekan-rekan sehingga mereka harus tampil maksimal. “Kami harus berkata kepada diri sendiri ini adalah langkah akhir untuk mendaki prestasi. Saya tidak akan menyembunyikannya, saya lelah, namun saya antusias dan senang pertandingan tinggal sebentar lagi,” kata Matuidi kepada UEFA.com. Portugal belum pernah
menelan kekalahan dalam 13 pertandingan sejak diasuh oleh Fernando Santos. Selecao juga baru kebobolan satu gol dari lima pertandingan terakhir di fase gugur Piala Eropa. “Tapi, Prancis lebih baik daripada kami. Mereka layak untuk memenangkan pertandingan dan menjuarai Piala Eropa,” kata Ronaldo. Prancis tak terkalahkan dalam 18 pertandingan turnamen besar terakhir di kandangnya. Dalam kurun tersebut Les Blues 16 kali menang. Kekalahan terakhir terjadi pada Juli 1960 saat kalah dari Cekoslovakia. Duel ini akan menjadi pertemuan keempat antara Portugal dan Prancis di turnamen besar. Prancis memenangkan tiga pertemuan sebelumnya, semua di babak semi final, Piala Eropa 1984, Piala Eropa 2000, dan Piala Dunia 2006. “Saya pikir tidak ada yang menjadi unggulan di babak final. Sejauh ini Portugal tampil bagus di turnamen, begitu juga kami. Saya pikir sejak melawan Republik Irlandia, kami bermain lebih baik,” ujar Matuidi. (Tribunnews/deo)
ton DC dan markas besar PBB, New York. Keberadaan mereka di sana bersamaan dengan kunjungan Presiden Joko Widodo. Wakil Ketua Komisi I DPR RI Meutia Hafidz meminta agar isu pembelian senjata api ilegal oleh anggota Paspampres segera diklarifikasi. Itu, menurut dia, karena tugas Paspampres menyangkut keamanan presiden. “Jika tidak benar, saya rasa perlu dibantah, karena menyangkut nama baik Pasukan Pengamanan Presiden, kesatuan yang amat elite dengan tugas yang paling utama,” ujar Meutia.
Menurut Meutia, isu pembelian senjata api ilegal tersebut perlu diklarifkasi kebenarannya karena disampaikan dalam persidangan di AS. Sedang rekannya, Wakil Ketua Komisi I DPR RI TB Hasanuddin, menegaskan oknum Paspampres itu harus dihukum apabila terbukti terlibat dalam jual-beli senjata ilegal. Hasanuddin menambahkan Komisi I DPR tidak pernah mengetahui secara resmi Mabes TNI akan melakukan pengadaan senjata untuk Paspampres. “Sepengetahuan kami di Komisi I, pada 2015 tidak ada
program Mabes TNI untuk membeli senjata genggam sekian pucuk untuk Paspampres,” ujarnya. Selain itu ada prosedur atau mekanisme yang seharusnya diikuti oleh Paspampres dalam rangka pengadaan senjata. “Kalau memang benar ada penjualan senjata kepada Paspampres, seharusnya dilakukan sesuai prosedur yaitu kontrak pengadaan dilakukan oleh Mabes TNI sebagai unit organisasi yang punya kapasitas untuk itu. Tidak boleh langsung oleh Paspampres dengan oknum di USA,” kata TB Hasanuddin. (tribun/nic/dtc/ikg/kcm)
dari penyelundupan senjata internasional sangatlah besar. Penyelundupan senjata internasional dapat dituntut maksimal. Pembacaan vonis terhadap Sumilat akan dilakukan pada 11 Oktober 2016. Dia terancam hukuman lima tahun dan denda sebesar 250 ribu
dolar AS (Rp 3,3 miliar). Sedang Sumual akan disidangkan pada 19 Juli 2016. Kasus tersebut diselidiki oleh Biro Alkohol, Tembakau dan Senjata Api di Manchester, New Hampshire, dan El Paso, Texas. Juga Badan Imigrasi dan Bea Cukai, Investigasi Keamanan Dalam
Negeri di Manchester, New Hampshire. Biro Keamanan Diplomatik Kementerian Luar Negeri serta Kepolisian Nasional Republik Indonesia turut mendukung penyelidikan. Kasus tersebut dalam penanganan Asisten Jaksa Bill Morse. (ap/tmp)
1007/B11
12
MINGGU
10 JULI 2016
ANTARA FOTO/OKY LUKMANSYAH
EXIT TOL - Anggota kepolisian mengangkat papan penunjuk arah di exit tol Brebes Timur, Jawa Tengah, Sabtu (9/7). Demi mengantisipasi lonjakatan arus balik, pada H+3 exit tol Brebes Timur ditutup untuk kendaraan dari arah Barat (Jakarta) dan hanya dilewati untuk arus balik dari jalur Pantura.
Siska Batal Menikah Usai Lebaran Helikopter Bell 205 A-1 Sudah Dipotong-potong SOLO, BPOST - Jenazah Fransiska Nila Agustin (23), korban helikopter jatuh, dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum Desa Kradenan, Colomadu, Kabupaten Karanganyar, Jateng, Sabtu (9/7) siang. Isak tangis kerabat dan sahabat mengiringi Siska menuju peristirahatan terakhirnya. Siska merupakan kekasih Serka Rahmad, kru helikopter dan keduanya telah menyusun rencana menikah pada Agustus mendatang. Kecelakaan helikopter yang diawaki Serka Rahmad dan ditumpangi Siska pada Jumat sore, membuyarkan rencana indah itu. Jenazah Siska tiba di rumah orangtuanya di RT 01/01 Desa Kradenan, Colomadu, pada Sabtu dini hari. Sri Widati (55), menangis di samping peti jenazah dan menyatakan tidak percaya jika putri kedua yang dilahirkannya 23 tahun lalu telah pergi untuk selamanya. Perawat ini putri kedua dari tiga anak pasangan Sri Mardjono (61) dan Sri Widati. Siska bekerja di sebuah klinik kesehatan di Colomadu, dikenal sebagai wilayah dekat Pangkalan Udara (Lanud) TNI AU Adi Sumarmo, sebelah barat Kota Solo. Paman korban, Bambang Suprapto
z Satu dari tiga korban tewas helikop-
ter TNI AD yang jatuh di Sleman ada warga sipil bernama Fransiska z Perempuan berprofesi perawat ini berencana menikah dengan kekasihnya, Serka Rahmad, kru helikopter tersebut pada Agustus 2016 z Serka Rahmad selamat dari peristiwa itu, hanya mengalami luka-luka z Bangkai helikopter sudah dipotongpotong oleh aparat TNI AD
menyatakan, beberapa waktu lalu Siska mengatakan akan menikah seusai Lebaran, tahun ini. “Kapan itu dia bilang ke saya, ke sini ya om, kalau pas nikah, sekitar bulan Agustus. Namun dia tidak menyebutkan siapa calonnya,” katanya. Informasi dari Kodam IV Diponegoro, Siska adalah kekasih Serka Rahmad. Kepala Staf Kodam IV/Diponegoro, Brigjen TNI Joni Supriyanto melayat di rumah keluarga Siska pada Sabtu siang. Joni mengungkapkan rasa belasungkawa kepada keluarga korban atas peristiwa ke-
celakaan tersebut. Sempat muncul pertanyaan, mengapa Fransisca warga sipil bisa ikut dalam helikopter militer? “Saya kira pada kondisi tertentu bukan sesuatu yang hitamputih, boleh atau tidak bolehnya. Saya kira teman-teman juga pernah kan naik helikopter atau pesawat militer? Sepanjang ikuti aturan tidak masalah,” ujar Kadispenad TNI Brigjen M Sabrar Fadhilah, Sabtu. Sementara itu, bangkai helikopter TNI AD yang jatuh, sudah dipotong-potong. Potongan-potongan bangkai Heli terlihat dimasukkan kedalam truk TNI, Sabtu pagi. Puluhan personil TNI bersenjata menjaga ketat lokasi. Warga dan media dilarang untuk mendekat. Sebelumnya diberitakan Helikopter milik TNI AD terjatuh pada Jumat (8/7) sekitar pukul 15.00 WIB. Heli tersebut jatuh di Dusun koang RT 01 / RW 01, Kelurahan Tamanmartani, Kalasan Sleman, Yogyakarta. Sebanyak dua rumah warga mengalami kerusakan. Korban lain pada kecelakaan itu adalah lima kru heli, duadi antaranya tewas. Letda CPN Angga Juang (Penerbang II) dan Serda Yogi Riski Sirait (AV). (oda/kcm/dtc)
Tinggalkan Istri Tengah Hamil
KOMPAS.COM
LEDA CPN ANGGA JUANG P SUASANA duka yang teramat dalam juga menyelimuti kediaman Letda CPN Angga Juang Prastama (30) di Perumahan Gurit Permai, Desa Pengatigan, Kecamatan Rogojampi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur. Keluarga Angga mengetahui kecelakaan itu dari berita di televisi. “Keluarga langsung shock ketika melihat nama Angga sebagai salah satu korban yang meninggal,” kata Roro Galuh Prima, sepupu Angga, kepada Sabtu (9/7). Setelah mendapat kepastian bahwa Angga me-
mang termasuk salah satu korban tewas, keluarga segera menggelar tahlil. Angga meninggalkan istri yang bernama Ratna Ayu Kurnia Putri yang sedang hamil 2 bulan dan anak perempuan Nayla Fairuz Supriyadi (4). Angga merupakan putra pasangan Pelda (Pur) Imam Supriyadi dan Tutuk Sulastri. Jenazah Angga Juang diterbangkan dari Lanud Adi Sucipto, Yogyakarta, menuju Bandara Blimbingsari, Banyuwangi, pada Sabtu pagi. Jenazah Angga dimakamkan di pemakaman keluarga di Rogojampi, Banyuwangi, pada Sabtu siang. Ibu Angga, Tutuk Sulastri tampak shock dan berkali-kali menyebut nama anak sulungnya itu. “Anakku enggak pernah sambat (cerita). Anakku pulang lah,” teriak ibunya histeris sambil menggendong Nayla Fairuz Supriyadi (4) cucunya, anak pertama dari mendiang Angga. Sambil menangis sesenggukan dia bercerita pada hari kejadian, Angga yang lahir di Malang 21 April 1986 tersebut sempat mengirimkan foto saat berada di dalam helikopter, kepada adiknya. Tutuk tak menyangka itu adalah foto terakhir yang dikirim anaknya. Sementara istri Angga, Ratna Ayu Kurnia Putri tampak lemas, namun tetap menyalami para pelayat yang datang ke rumah duka. Sirno Sapi’i paman korban mengatakan, keluarga besarnya baru mengetahui jika Ratna Ayu Kurnia Putri dalam keadaan hamil setelah Angga meninggal. (oda/kcm)
Senen Senang Salaman dengan Jokowi
ANTARA FOTO/HENDRA NURDIYANSYAH
OPEN HOUSE - Presiden Joko Widodo (kiri) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo (kedua kiri) dan Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X (ketiga kiri) bersalaman dengan warga saat 'open house' di Istana Kepresidenan Yogyakarta, Sabtu (9/7).
1007/B12
YOGYAKARTA, BPOST - Ribuan warga Sabtu (9/7) pagi sudah antre di depan Istana Gedung Agung Yogyakarta. Kedatangan mereka untuk mengikuti acara open house Presiden RI Joko Widodo (Jokowi). Presiden didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo, Gubernur DIY Sri Sultan HB X dan permaisuri GKR Hemas, Mensesneg Pratikno dan istri. Menteri Sekretaris Kabinet Pramono Anung berserta istri juga hadir. Mereka menerima tamu di teras depan Gedung Agung. Adapun Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) dan istrinya, Mufidah Kalla secara khusus menemui Presiden Jokowi. Wapres tiba di Yogykarta setelah dari Makas-
sar, Sulawesi Selatan. Seorang warga yang antusias bertemu dengan Presiden Joko Widodo adalah Sokirah (74). Tanpa mengenakan sandal, perempuan tua warga Sukoharjo, Sedayu, Bantul, ini tampak bersemangat antre sejak pukul 07.30 WIB. Ia mengaku bertemu dengan Presiden Joko Widodo ingin bersalaman. Begitu juga dengan Senen (64), pengayuh becak wilayah Malioboro. Ia mengaku sangat senang bisa bersalaman langsung dengan Presiden. Selain bersalaman, ia juga mendapat amplop THR sebesar Rp 100.000 dengan pecahan sepuluh ribuan. “Sudah antre sejak enam pagi jadi rasanya senang sekali bisa ber-
temu,” ujarnya. Usai menggelar open house, Presiden Jokowi dan rombongan langsung bertolak ke Jakarta. Sebelum bertolak ke Jakarta, Presiden menyempatkan diri membagikan paket sembako kepada masyarakat Yogyakarta di dua lokasi, yaitu di Jalan Abubakar Ali, Kelurahan Suryatmadjan, Kecamatan Danurejan, Kota Yogyakarta. Presiden juga membagikan paket sembako di Kampung Badran, Kelurahan Bumijo, Kecamatan Jetis. Kemudian, di Legoksari RT04/07 Dusun Kranggan, Kelurahan Bokoharjo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. (tribun jogja/kompas.com)
SMART
MINGGU, 10 JULI 2016
13
Sentuhan Elegan Busana
BERTABUR CAHAYA SAAT Pesta Pantai Pagatan 2016 di Kabupaten Tanahbumbu (Tanbu) beberapa waktu lalu, para pengunjung berdecak kagum dan terkesima. Itu ketika mereka menyaksikan penampilan peserta fashion show atraktif yang sangat beda. Kala itu, para model yang berlenggak lenggok penuh percaya diri mengenakan busana yang sangat menarik dan unik. Itu adalah busana elektronik yang memancarkan cahaya berwarna warni yang disebut LED Fashion Show. Herma Aryana, perempuan cantik ini lah orang yang berada di balik aksi panggung spektakuler tersebut. Ia seka-
ligus pembikin desain busana elektronik itu. Berkat ide kreatifnya itu, ajang tahunan tersebut juga menjadi LED Fashion show di atas laut pertama kali yang digelar di Kalimantan Selatan. “Saat ini saya memang mulai belajar desain, terutama ke arah seni. Misalnya LED fashion show yang mengaplikasikan teknologi ke panggung runway,” ucapnya, kemarin. Herma menuturkan hobi barunya itu tersalurkan ketika dirinya diminta mengisi acara fashion show Pesta Pantai Pagatan. Ia merasa dapat tantangan untuk membuat pertunjukan fashion show yang tidak biasa.
Saat ini saya memang mulai belajar desain, terutama ke arah seni. Misalnya LED fashion show yang mengaplikasikan teknologi ke panggung runway Herma Aryana Model “Lalu saya berpikir membuat dan merancang pertunjukan LED Fashion Show di laut. Pada proses pertama pengerjaan baju LED-nya saya dibantu oleh tim Rumah Kreatif Binaan Arifin, teman saya saat dulu kuliah di Poliban,” beber dia. Kemudian saat proses finishing baju LED, Herma juga dibantu oleh temantemanya dengan keahlian khusus merangkai arus listrik yang aman untuk dipakai para model. Sedangkan untuk desain baju dan pola lampu LED, Herma menyiapkan sendiri.
“Saya juga dibantu Minarisa Butik utuk pengerjaan menjahit beberapa desain baju yang sulit,” jelas dia. Herma menjelaskan ide pembuatan LED fashion show terinspirasi dari terbatasnya fasilitas panggung dan lampu sorot untuk pertunjukan. Hal ini karena pihak panitia pesta pantai menginginkan pertunjukan di tepi laut (pantai) Pagatan. Berdasar kondisi tersebut Herma terpikir untuk membalik komposisi panggung. Biasanya model disorot oleh lampu saat berjalan, kini model lah yang menjadi sumber
cahaya untuk pertunjukan di panggung yang dibuat di atas laut. “Terpikir oleh saya untuk memasang lampu LED di baju yang akan dikenakan model sebagai sumber pencahayaan dalam kegelapan,” papar dia. Konsep kerjanya sangat sederhana Herma menggunakan baterai 12 volt sebagai sumber tenaga. Fungsinya untuk menyalakan lampu LED yang ada pada baju yang aman untuk dipakai dan dilengkapi dengan tombol on dan off untuk penghematan tenaga. (arl)
Pacaran Setelah Menikah SETELAH melanglang buana dengan model dan FASHION SHOW-nya,Herma Aryana akhirnya menemukan tambatan hati untuk mendampinginya mengarungi hidup. Pada 2009 Herma mengakhiri masa lajar dan menikah dengan Paiman Hadi. Setahun kemudian keduanya dikaruniai seorang anak perempuan yang diberi nama Nilam Purwaningrum. Herma menuturkan awal pertemuan dengan sang suami saat ia membantu teman mengadakan acara lomba modeling. Akhirnya keduanya saling kenal dan tak lama kemudian Paiman Hadi mengajak nikah tanpa pacaran. “Kami pacarannya setelah menikah. Sampai sekarang kayaknya masih pacaran saja,” ucap Herma sembari tertawa. Setelah berumah tangga Herma mengubah kegiatan sehari-hari, termasuk saat di rumah. Hal ini mengingat mereka jarang bertemu karena sang suami
bekerja di luar kota. “Saya kalau ada waktu ketemu benar-benar dimanfaatkan seperti mengajak si kecil berenang atau liburan ke pulau seberang. Kalau waktunya sempit paling kami main-main saja di rumah. Kebetulan suami saya hobinya masak jadi kalau di rumah biasa dia suka acak-acak dapur juga,” paparnya. Herma yang kini kerja rangkap--selain ibu rumah tangga dan juri serta pelatih model serta konseptor fashion show--harus bisa membagi waktunya sebaik mungkin. Tentunya juga harus disesuaikan kondisi dan semuanya harus seizin suami. “Jadwal mengajar saya seminggu dua kali pertemuan di empat kelas modeling. Job lain seperti MC dan juri menyesuaikan saja. Khusus untuk keluarga itu any time atau tiap waktu. Bahkan saya sering mengajak anak ikut kerja bersama. Terpenting bisa dijalani dengan senang hati,” pungkas Herma. (arl)
News Analysis
KAWANG YUDHA Perancang Busana
Harus Selalu Mengikuti Trend Masa Kini AJANG fashion show memang perlu kreativitas tinggi. Tidak hanya dari konsep busananya saja, tata panggung, ide, tempat bahkan konsep tampil pun perlu pembaruan. Saat ini ajang fashion show hanya dipandang sebagai ajang memamerkan busana yang ditampilkan saja. Ini jadi
tantangan untuk menyuguhkan sajian penampilan yang beda dan elegan. Ide kreativitas selera fashion adalah ide yang bijaksana. Fashion show harus menawarkan konsep trend Indonesia yang mengikuti zaman. Tren ini lah yang dapat diterjemahkan ke da-
lam seribu terjemahan selera, yang nantinya masuk ke segala lapisan masyarakat dan menjadi ciri fashion. Konsep tren dalam bentuk mentahnya telah tampil dalam slot fashion show yang dituangkan Herma Aryana itu dengan menampilkan LED Fashion di atas laut. Dari kon-
sep ini, produsen/kreator fashion harus bebas mengadopsinya berbagai konsep sesuai dengan seleranya masing-masing. Membangun industri fashion memang tidak bisa dicapai dalam satu malam, perlu langkah-langkah yang berkesinambungan. (arl)
FOTO-FOTO: HERMA ARYANA UNTUK BPOST GROUP
14
Culinary Guide
MINGGU
10 JULI 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Nikmatnya Spaghetti Ikan Dori SPAGHETTI tidak harus selalu dipadu dengan daging sapi atau ayam. Melalui sentuhan keasi yang unik, masakan khas Italia ini bisa juga dimasak dengan daging ikan dori. Hasilnya pun tak kalah lezat. Menu kreasi inilah yang kini jadi menu masakan baru yang disuguhkan People’s Place Hotel Summer Bed’N Breakfast Banjarmasin. Diberi nama Tasty Spagetti With Brended Fish, chef kafe yang berada di lantai 7 hotel yang berada di Jalan Veteran No 3 seberang Jalan Kelenteng Sutji Nurani, Banjarmasin, ini mampu
memadukan rasa spaghetti selaras dengan ikan. “Ini jadi menu andalan baru kami. Banyak yang suka spagetti dan ternyata banyak juga yang suka ikan dori jadi bisa dikreasikan,” ujar sang Arry, chef People’s Place Hotel Summer Bed’N Breakfast Banjarmasin. Dengan citarasa Italia dan oriental yang lezat, sehat, dan bergizi, Arry yakin Tasty Spagetti With Brended Fish bakal menjadi menu idola bagi para pelanggan di Banua ini. “Saya tidak mau banyak bicara menjelaskan kelezatannya. Langsung saja datang ke sini dan rasakan sensasi kenikmatannya,”
Saya tidak mau banyak bicara menjelaskan kelezatannya. Langsung saja datang ke sini dan rasakan sensasi kenikmatannya ARRY Chef People’s Place Hotel Summer Bed’N Breakfast Banjarmasin kata chef ganteng ini. Apalagi, lanjut Arry, semua nutrisi yang diperlukan tubuh bisa dicampur jadi satu pada masakan tersebut yakni karbohidrat, protein, kalsium, serta vitamin.
Semua ada dalam bahanbahannya. Selain itu menu lain yang menjadi andalan adalah Summer Platter, cemilan yang bisa membuat perut kenyang. Ini merupakan
perpaduan dari sampler with sausages chicken wing, frencch fries and tartar sause, semuanya digoreng dengan tepung sehingga krispy saat di makan. “Ini kami sajikan bagi pengunjung yang ingin cemilan santai sambil ngobrol. Sangat enak dicemil ketika nonton sepakbola seperti Piala Eropa 2016 saat ini,” kata bujangan alumni sekolah kuliner di Chezlely Culinary School, Jakarta, yang pernah bekerja di Maldives ini. Menikmati seporsi Summer Platter cukup dengan Rp 32 ribu. Pengunjung juga bisa menikmatinya plus
saus tartar. “Apalagi ada sayap ayamnya jadi cemilan ini bisa bikin kenyang,” lanjut dia. Pengelola People’s Place Hotel Summer Bed’N Breakfast Budhi Salim mengatakan melalui tambahan beberapa menu baru tersebut, maka kini sedikitnya tersaji 20 item menu yang siap menjadi pilihan pengunjung. “Kami selalu ingin berupaya menyajikan menu baru sehingga pengunjung makin banyak pilihan,” tambah Budhi.
Selain menu baru, suasana yang disajikan juga akan makin romantis. Pasangan yang datang bakal satu meja di ruangan terbuka dengan diiringi musik akustik. Pemandangan kota Banjarmasin dari ketinggian hotel serta angin malam yang berembus sepoi tentunya bakal kian melengkapi romansa keromantisan. “Kami juga menyiapkan berbagai aksesori valentine untuk menambah suasana romantis,” pungkasnya. (arl)
FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/APUNK
MENU BARU z Tasty Spagetti With Brended Fish MENU TAMBAHAN z Summer Platter KAFE LAIN DI KOTA BANJARMASIN YANG JUGA ASYIK UNTUK NONGKRONG: z z z z
Bisa Main Game Online Teranyar MENU baru Summer Platter ternyata sangat pas bagi para pengunjung yang menikmati nonton bareng di People’s Place Hotel Summer Bed’N Breakfast. “Apalagi pada final Piala Eropa antara Perancis dan Portugal, kami juga menggelar nonton bareng, menu ini bakal menjadi suguhan favorit,” sebut Pengelola People’s Place Hotel Summer Bed’N Breakfast, Budhi Salim. Apalagi, lanjut Budhi, kafe yang ia kelola selalu memberi perubahan pada tiap waktu. Selain menghadirkan menu-menu baru, interiornya pun selalu diubah sesuai kondisi.
Setelah mengulang desain dengan konsep baru terutama di bagian interior atas yang disajikan lebih modern. Penambahan juga terjadi bagi kenyaman pengunjung. Salah satunya mendatangkan dua unit mesin dart game online dari Korea. Ini sekaligus game pertama yang ada di Banjarmasin. “Kalau di Jakarta game ini sudah populer. Itu sebabnya saya tertarik mendatangkan ke Banjarmasin,” ucap Budhi. Permaianannya cukup sederhana pengunjung hanya melempar anak panah setelah itu nanti mesin akan menghitung secara otomatis. “Lantaran online, jadi
kita bertanding secara head to head dari berbagai negara. Hanya Rp10 ribu satu game bisa main15 putaran,” paparnya. Apalagi, selain menjual kuliner, People’s Place Hotel Summer Bed’N Breakfast Cafe juga menyiapkan paket foto pra-wedding. Berada di tepian Sungai Martapura. People’s Place terkenal dengan keindahan panorama kota Banjarmasinnya dari atas. Di sisi barat terlihat indah bentangan Sungai Martapura. Sementara di sisi selatan dan utara, pengunjung akan disuguhi kawasan Pecinan dan Menara Pandang Siring Sungai Martapura. (arl)
1007/B14
Class Cafe di Jalan Jafri Zamzam Cafe Gardu Gardan di Jalan Sultan Adam Bigg Coffee di Kota Banjarbaru Kafe di Jalan Pangeran Samudera di halaman Kantor Telkom, Banjarmasin
Mom & Kids
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
MINGGU
10 JULI 2016
likes: BPost Online
15
Sejak TK Diajari Mandiri Si Kecil Songsong Hari Pertama Masuk Sekolah TAHUN ajaran baru segera tiba. Anak-anak pun akan disibukkan dengan persiapan masuk sekolah setelah libur panjang. Libur panjang biasanya akan membuat anak bermalas-malasan, karena merasa sedang liburan sehingga mereka lebih memilih untuk
banyak bersantai. Saat tiba waktunya masuk sekolah lagi, mereka akan kembali melakukan kesibukan-kesibukan sekolah, di pagi hari biasanya. Jika di saat liburan mereka akan susah dibangunkan, maka ketika sudah tiba waktunya masuk sekolah
lagi, mereka harus bangun cepat dan segera bersiap. Hal ini kerap menjadi masalah bagi para orangtua. Banyak orangtua mengeluhkan anak-anak mereka yang susah disuruh segera bersiap di pagi hari, saat hendak sekolah usai libur panjang. Mulai dari masalah ba-
ngun pagi, mandi pagi, sarapan hingga menyiapkan sendiri keperluan sekolah mereka. Banyak anak yang susah untuk didisiplinkan dalam hal ini, khususnya mereka yang masih kecil. Ketergantungan kepada orangtua masih mendominasi, sehingga mereka ma-
FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/APUNK
BERSAMA ANAK - pasangan suami istri Hajriansyah-sri widya savitri bersama kelima anaknya.
ka mencontoh kemandirian abangnya. Saudaranya banyak, jadi yang lebih tua bisa memberikan contoh buat adikadiknya,” kata Sri. Hal terpenting lagi, jangan biasa memanjakan anak dalam hal apapun. Termasuk untuk urusan bangun pagi. Anak kecil biasanya susah dibangunkan di pagi hari. Dalam hal ini orangtua harus agak tegas ke anak, agar anak tidak terbiasa berma-
Saya lebih memberikan pengertian saja ke mereka kalau saya sibuk, banyak pekerjaan di rumah. Jadi, mereka harus menyiapkan sendiri keperluan sekolah mereka” SRI WIDYA SAVITRI Warga Banjarmasin
“Kalau malas, tak bisa menyiapkan sendiri keperluan sekolah berarti nggak pintar. Saya bilang begitu saja. Alhamdulillah mereka paham,” ujarnya. Mereka sejak kecil, yakni sejak usia taman kanakkanak (TK) sudah dididik demikian. Mulai dari menyiapkan buku hingga membersihkan sepatu, tanpa
dibantu orang lain. Kecuali baju seragam yang disiapkan oleh pembantu mereka. Hajriansyah menambahkan, jika dia dan istrinya tidak mengharapkan hasil pekerjaan yang sempurna dari anak-anak mereka, misalnya sepatu sekolah harus bersih. Terpenting adalah mereka mau mengerjakannya, membersihkan sendiri sepatu mereka. “Soal hasilnya, bersih kah, kada kah, urusan kena (nanti).Yang penting digawi (dikerjakan) dulu. Dengan begitu, anak-anak akan menjadi lebih rajin karena mereka tidak dituntut harus memberikan hasil yang memuaskan dan sempurna. Kalau di awal sudah dituntut harus bersih sekali, anak kan jadinya bakal terbebani. Ujung-ujungnya jadi malas,” kata Hajriansyah. Terpenting lagi adalah berikan pujian untuk anak jika mereka mau mandiri. Misalnya dengan memberikan julukan anak pintar, jika mereka mau menyiapkan sendiri perlengkapan sekolah mereka. “Kalau mereka bandel, cukup dinasehati kalau mereka tak boleh begitu tetapi harus mandiri agar menjadi anak pintar,” katanya. (ath)
Senang Bermain di Sekitar Rumah
Biasakan Bangun Pagi HINGGA saat ini, pasanga suami istri Hajriansyah dan Sri Widya Savitri tak merasa kesulitan untuk mengarahkan kelima anak-anaknya. Anak yang lebih muda bisa mencontoh kakak mereka, sehingga mudah untuk mengarahkan mereka. “Ada kakak mereka, kan sudah 16 tahun, sudah SMA. Jadi, adik-adiknya kalau mau bandel tinggal kami tekankan saja agar bisa mandiri dan mere-
sih sulit diarahkan untuk mandiri. Membiasakan anak hidup mandiri dalam hal ini, tentu bukan perkara mudah. Mereka perlu dibiasakan sejak dini, seperti dilakukan pasangan suami istri warga Banjarmasin, Hajriansyah dan Sri Widya Savitri kepada kelima anaknya. Diakui, memang awalnya tak mudah. Apalagi Sri Widya Savitri merasa, dia bukanlah tipe ibu yang penyabar menghadapi beragam tingkah polah anakanaknya. Anak-anaknya, yaitu Hayyun Tahura (16), Abdan Sakura (10), Aida Fitri (7), Ulvin Mazayaka (6) dan Alvin Mazayaka (6) dibiasakan mandiri khususnya dalam hal mempersiapkan sendiri peralatan sekolah mereka. “Saya tidak pernah menyuruh mereka harus begini atau begitu. Saya lebih memberikan pengertian saja ke mereka kalau saya sibuk, banyak pekerjaan di rumah. Jadi, mereka harus menyiapkan sendiri keperluan sekolah mereka,” ujar Sri Widya. Dia mengatakan, kalau mereka bisa menyiapkan sendiri keperluan sekolah mereka berarti mereka anak pintar.
las-malasan di pagi hari. Saat anak-anaknya masih di usia TK, mereka susah sekali dibangunkan di pagi hari. Jangan dibiarkan berkelanjutan dengan memanjakan anak.. “Saya memang bukan tipe orangtua tua yang senang memanjakan anak dalam am hal apapun. Saya dan suami saya lebih bih senang menekankan kemandirian sejak jak dini ke anak-anak kami,” katanya. (ath) th)
ANAK-ANAK Hajriansyah dan Sri Widya Savitri, terutama yang masih kecil ternyata lebih senang bermain di luar rumah. Pasangan suami istri ini tak terlalu suka mengajak anak-anak mereka jalan-jalan ke mal. “Repot bawa anak lima ke mal. Apalagi kalau malnya penuh,” kata Sri Widya Savitri. Jika tidak ke mal, biasanya anak-anak mereka jalan-jalannya ke Taman Budaya Kalsel karena sang ayah kerap beraktivitas di sana. “Kalau tidak ke Taman Budaya, biasanya ke rumah nenek mereka,” ujarnya.
Biasanya, mengisi liburan anak- anak mereka lebih senang bermain di sekitar rumah saja, tapi waktunya dibatasi oleh kedua orangtua mereka. “Misalnya kalau siang tidak boleh bermain tetapi harus tidur siang dulu. Sore baru boleh main,” katanya. (ath)
Isi dengan Kegiatan Edukatif MASA liburan merupakan masa yang paling menyenangkan bagi anak. Anak bisa bangun tidur seenaknya, tidur larut malam, bermain tanpa kenal waktu dan tanpa ada tuntutan untuk belajar. Namun efek negatifnya anak menjadi malas dan tidak terlalu antusias kembali ke sekolah ketika liburan usai. Bahkan seringkali anak mogok sekolah yang tentunya akan menjadi beban bagi orangtua. Anak menjadi malas sekolah, sebenarnya karena terjadi perubahan rutinitas sehingga anak
perlu beberapa masa adaptasi lagi agar dia tidak terlalu kaget dengan rutinitas sekolah. Hal yang perlu dilakukan untuk mempersiapkan anak adalah dengan cara orangtua mengajak anak untuk mengisi liburan dengan kegiatan yang bersifat edukatif, sehingga tetap saja ada pmbelajaran meskipun lebih ringan. Misalnya dengan mempersiapkan diri melalui merapikan buku pelajaran, menyiapkan peralatan sekolah, dan lain sebagainya.
Dukungan dari orangtua dengan menceritakan hal-hal positif dari sekolah dan adanya aturan yang harus ditaati oleh orangtua dan anak, tentunya akan menguatkan disiplin anak dalam mempersiapkan diri masuk sekolah kembali. (ath)
ISTIMEWA
SUKMA NOOR AKBAR Dosen Prodi Psikologi Fakultas Kedokteran ULM
16
Beauty & Healthy
MINGGU
10 JULI 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Teman dan Sahabat Pun Menjauh BAU badan tak sedap? Pastinya, banyak orang membencinya. Sebab, aroma badan yang berbau tak nyaman itu bisa mengganggu penciuman orang-orang di sekitar kita. Orang-orang pun, termasuk teman dan sahabat pun memilih menjauh, jadi enggan berdekatan karena persoalan bau badan (BB). Penyebabnya bisa dari makanan dan minuman yang kita konsumsi. Ditambah lagi dengan keringat yang berlebihan dan cuaca panas, membuat aromanya kian tak sedap. Untuk minuman, bisa bersumber dari minuman beralkohol. Mereka yang gemar mengonsumsi minuman tersebut berpotensi memiliki bau badan tak sedap, karena aroma minuman tersebut sangat kuat. Sedangkan makanan, bisa bersumber dari yang berbahan daging, bawang putih dan yang mengandung senyawa metil seperti buah bit, sayur seperti bayam dan berbagai olahan makanan berbahan kedelai. Makanan-makanan tersebut berpotensi menimbulkan keringat yang berbau tak sedap. Penyebab lainnya, bisa juga karena kondisi badan kurang bersih dan produksi hormon yang berlebihan. Pada perempuan, terkadang bau badan tak sedap bisa juga muncul
Hilang sendiri ketika dibawa mandi. Pas haid beres, bau badan normal lagi Halimah Warga Banjarmasin
pada saat tamu bulanan alias haid atau menstruasi tiba. Kendati tak semuanya mengalami itu. Halimah di antaranya, pernah mengalaminya. Warga Jalan Sutoyo S, Banjarmasin ini pernah mengalami bau badan tak sedap saat sedang haid dan itu baginya sangat mengganggu. Dia mengaku, tak tahu kenapa juga waktu itu tibatiba aroma badannya jadi tak sedap. Mungkin karena sedang haid, kondisi badan kurang sehat, dan haidnya lagi nyeri-nyerinya. “Kemudian saya sedang banyak kegiatan di kampus. Ditambah lagi cuaca sedang terik, keringatan banget. Jadinya, bau badan makin tak sedap,” ujar Halimah. Lantas, bagaimana dia biasanya mengatasinya? “Tidak diapa-apain sih. Hilang sendiri ketika dibawa mandi. Pas haid beres, bau ba-
dan normal lagi,” katanya. Mina juga sering mengalami bau badan tak sedap. Apalagi jika cuaca sedang panas dan keringatnya sedang banyak. “Biasanya bau badan tak sedapnya muncul. Keringat banyak sekali dan pastinya aromanya sangat mengganggu penciuman saya,” ujar Mina. Untuk menghilangkannya, biasanya dia mandi menggunakan sabun hingga badan bersih. Selain itu, dia juga mengonsumsi jamu beras kencur dicampur sirih. Namun jika saat itu kesehatannya sedang menurun, jamu tersebut ditambahinya dengan sambiloto agar badan kembali sehat. Lina juga pernah mengalami bau badan tak sedap. Dulu dia pernah mengalaminya saat haid. “Namun sekarang sudah tidak lagi. Terus pernah juga bau badan saya jadi menyengat. Bau keringat saya pekat sekali, karena saya suka makan ikan,” katanya. Efeknya, jika bau badannya sedang tak sedap dan keringatnya berlebihan, di badannya muncul jerawat dan kulitnya jadi gatal. “Itu benar-benar tidak enak. Apalagi kalau keringat sedang banyak, saya jadi sering menggarukgaruk kulit. Solusinya saya sering meminum jamu dan memakai deodoran agar badan wangi,” ujarnya. (ath)
Kata Mereka z Siska R, Karyawan di Banjarmasin
STORY HIGHLIGHTS z Makanan dan minuman yang dikonsumsi, yakni minuman beralkohol dan makanan bisa bersumber dari yang berbahan daging, bawang putih, bayam dan olahan berbahan kedelai.
z Keringat yang berlebihan dan cuaca panas, membuat aromanya kian tak sedap. z Kondisi badan kurang bersih dan produksi hormon yang berlebihan. z Pada perempuan, terkadang bau badan tak sedap bisa juga muncul pada saat haid.
Tak Tahan Berdekatan BERTEMU dengan orang yang memiliki bau badan tak sedap, kerap membuat risih dan saya berusaha menghindari berdekatan dengan orang itu. Pernah bertemu di angkot (angkutan kota). Sesama penumpang juga. Rasanya benarbenar tak tahan berdekatan dengan orang yang memiliki bau badan. (ath)
BERINTERAKSI dengan orang yang memiliki bau badan tak sedap, memang tak menyenangkan. Apalagi jika orang tersebut berada sangat dekat dengan kita, pastinya akan sangat mengganggu penciuman. Saya sering bertemu dan berinteraksi dengan orang yyangg seperti itu. p Saking tidak kuatnya, ya, saya bahkan pernah membelimbelikannya parfum. Alasannya, saya salah beli parfum. Jadi, di, saya bilang saja ke dia, ia, dari pada tak terpakai kai saya kasihkan ke dia. a. Dan sepertinya dipakainya karena bau badannya yang tak sedap itu sekarang sudah tak tercium ISTIMEWA lagi. (ath)
kita. Termasuk teman dan sahabat pun bisa memilih menjauh, gara-gara aroma badan yang di antaranya disebabkan oleh makanan dan minuman ini.
PENYEBAB aroma badan menjadi tidak sedap, di antaranya:
z Novita, Warga Banjarmasin
Khusus Belikan Parfum
GOPEGO.COM
GANGGU PENCIUMAN - Aroma badan yang berbau tak nyaman itu bisa mengganggu penciuman orang-orang di sekitar
ISTIMEWA
z Enny Paskanita , Warga Banjarmasin
Ajak si Bau Badan ke Salon PERNAH memiliki teman yang memiliki bau badan tak sedap. Sebagai teman, saya berusaha memberi tahu sahabat saya itu tentang arti pentingnya menjaga kebersihan badan. Awalnya kasih sinISTIMEWA diran halus, agar dia
sadar, tapi tidak mempan. Akhirnya kami ajak ke salon, kan biasa cewek nyalon bareng, luluran, dan lain-lain, eh dia mau, sambil kasih tahu kalau bagusnya pakai deodorant supaya selalu segar. Tak bilang kalau badannya bau. (ath)
Dokter Bicara
Hindari Makanan Berbumbu Menyengat
VINA DWIANA
BAU badan tak sedap, menurut dokter BA spesialis kulit RSUD Ansari Saleh Banjarspes masin, Vina Dwiana, bisa disebabkan oleh masi jamur atau bakteri yang bercampur dejamu ngan keringat dan aroma menyengat dari ketiak. ketia Adanya jamur tersebut bisa menyebabkan Ad kulit menjadi gatal. Tak hanya itu, seringkali faktor makanan juga bisa menjadi penyebabnya. Bumbu-bumyang memiliki aroma tak sedap bu masakan m serta menyengat bisa menjadi penyebabnya. Terlebih lagi jika dikonsumsi dalam jumlah Te yang banyak. yan Solusi terbaiknya adalah menjaga pola makan. “Jangan terlalu banyak memakan makanan yang berbumbu menyengat. Mandinya yang bersih, kalau perlu pakai sabun antibakteri, yang wangi supaya bau badan dan bakteri atau jamurnya hilang,” kata Vina Dwiana. (ath)
ISTIMEWA
1007/B16
MINGGU KAMIS
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
10 JULI 2016 21 JANUARI 2016
17
1007/B17
18
Ballon Foot
MINGGU 10 JULI 2016
PRANCIS UNTUNG
RP 17,4 TRILIUN BERPESTA BERPESTA Suporter TimnasSuporterberpesta Timnas Prancis Prancisnegaranya berpesta setelah setelah negaranya memenangkan memenangkan laga semi final Piala laga semi final Piala Eropa 2016 kontra Eropa 2016 kontra Jerman, di Avenue di Avenue desJerman, Champs-Elysees, desParis, Champs-Elysees, 7 Juli 2016. Paris, 7 Juli 2016. AFP/PHILIPPE LOPEZ AFP/PHILIPPE LOPEZ
P
IALA Eropa 2016 bakal berakhir pada Senin (11/7) dini hari WIB, dan ditutup dengan laga pamungkas antara Portugal versus tuan rumah Prancis, di Stade de France, SaintDenis. Secara umum, banyak pihak yang menilai penyelenggaraan turnamen sepak bola antara 24 negara di Benua Biru tersebut berlangsung sukses dan memuaskan. Sebelum turnamen dimulai, kekhawatiran soal penyelenggaraan Piala Eropa 2016 memang menjadi sorotan. Beberapa insiden tak enak pun bermunculan, mulai dari ancaman aksi terorisme yang sebelumnya pernah dialami Prancis, banjir di Paris, hingga aksi mogok kerja berbagai kelompok buruh. Saat Piala Eropa 2016 bergulir, sejumlah insiden pun terjadi, seperti tawuran antar-suporter, utamanya antara suporter Inggris dan Rusia; pelemparan suar ke dalam lapangan saat pertandingan berlangsung; hingga ada suporter yang meninggal setelah sebelumnya mengonsumsi alkohol berlebihan. Jumat (8/7) lalu, Asosiasi Sepak Bola Eropa (UEFA) dan SAS selaku mitra penyelenggara, berterima kasih kepada semua pihak yang telah membantu menjadikan Piala Eropa 2016 sebagai pengalaman yang mengesankan. Wakil Presiden UEFA Angel MarĂa Villar Llona tak lupa menyampaikan terima kasih kepada Prancis selaku tuan rumah yang ia sebut sudah berhasil menggelar 'event megah', juga kepada warga Prancis atas sambutan dan keramahan mereka. "Turnamen dan suasana yang meriah, telah menunjukkan cinta dan kehidupan Eropa, serta telah memberikan pelajaran yang autentik bagi masyarakat," kata Llona. Pada kesempatan yang sama, UEFA juga
menyatakan bahwa Piala Eropa 2016 telah memberikan dampak ekonomi yang signifikan bagi Prancis. Prancis, kata UEFA, telah mendapat keuntungan lebih dari 1,2 miliar euro (lebih dari Rp 17,4 triliun) gara-gara Piala Eropa 2016. Sekitar 100 ribu orang juga dipekerjakan dalam turnamen ini, di mana sekitar 20 ribu orang di antaranya dipekerjakan untuk pembangunan dan renovasi stadion. Kemudian, ada sekitar 25 ribu orang yang bekerja full time selama turnamen berlangsung. Keuntungan lainnya bagi Prancis, adalah meningkatnya dana untuk pemeliharaan dan pembangunan infrastruktur olahraga, di kota-kota tempat pertandingan Piala Eropa 2016 digelar. Dari segi menarik perhatian publik, Piala Eropa 2016 juga sukses. Tak kurang dari 2,4 juta penonton menyaksikan langsung 51 pertandingan di stadion, dan lebih dari 11,2 juta orang berebut memesan tiket. Padahal, hanya ada 2,5 juta tiket yang disediakan. Sepuluh fan zone yang disediakan di Prancis, pun telah menarik 3,6 juta orang untuk berkumpul bersama menikmati laga demi laga. "Sepanjang turnamen, kami sangat terkesan dengan cinta yang luar biasa, serta dedikasi dan semangat yang fans bagikan untuk tim nasional mereka, baik di dalam maupun di luar stadion," tutur Pedro Pinto, Kepala Komunikasi dan Media UEFA. Jumlah penonton lewat televisi lebih banyak lagi, berkat kerja sama 130 mitra siaran langsung di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Tak kurang dari enam miliar pemirsa telah menyaksikan pertandingan Piala
Berharap Kehadiran Platini SEKRETARIS Jenderal UEFA Theodore Theodoridis memprediksi Michel Platini bakal absen menghadiri pertandingan nal Piala Eropa 2016 di Stade de France, Senin (11/7) dini hari WIB. Dari awal turnamen, Platini tidak pernah menampakkan diri di stadion. Padahal, Piala Eropa kali ini digelar di Prancis yang notabene negara asalnya. Mengingat kesuksesan Prancis menembus partai puncak, Platini pun diharapkan bisa hadir langsung di stadion. Ini menjadi nal ketiga bagi tim berjuluk Les Bleus itu, setelah 2000 dan 1984. UEFA lantas melayangkan undangan kepada Platini. Bahkan, diklaim Theodoridis, Platini sudah menerima undangan sejak pertandingan pembuka. "Sepengetahuan kami, dia tidak menunjukkan ketertarikan untuk datang di nal. Saya berharap pikiran dia berubah sehingga bisa merayakan penutupan turnamen bersama kami pada Minggu," tutur Theodoridis, Jumat (8/7). Penyelenggaraan Piala Eropa 2016 tak lepas dari kontribusi Platini ketika menjabat Presiden UEFA sejak 2007 hingga 2015. Pria berusia 61 tahun itu mengusulkan penambahan jumlah peserta dari 16 menjadi 24 tim. Perubahan itu membuka jalan untuk lima tim debutan, yaitu Albania, Islandia,
Irlandia Utara, Slovakia, dan Wales. Sayang, dia tidak bisa menikmati jerih payahnya setelah menerima skorsing selama 10 tahun, yang kini sudah dikurangi menjadi empat tahun, dari FIFA. Namun, jasa Platini tetap diakui oleh Wakil Presiden UEFA Angel Maria Villar. Menurutnya, publik perlu berterima kasih kepada Platini. "Daftar ucapan terima kasih tidak lengkap tanpa menyebut sosok penting yang tidak hadir. Prancis menjadi tuan rumah karena satu orang, yakni Platini. Saya meyakini, orang-orang Prancis memahaminya. Platini harus merasa bangga terhadap Piala Eropa kali ini," ucap Presiden Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) itu. Pada 1984 silam, alias 32 tahun lalu, Les Blues menjadi juara berkat sembilan gol yang dicetak Platini. Hingga kini, Platini masih tercatat sebagai pencetak gol terbanyak Piala Eropa sepanjang masa bersama kapten Portugal, Cristiano Ronaldo. (pen)
UEFA
UEFA MANTAN - Mantan Presiden MANTAN - Mantan Presiden UEFA Michel Platini.
UEFA Michel Platini.
Eropa 2016, dan diperkirakan lebih dari 300 juta pemirsa bakal menyaksikan langsung laga final antara Portugal kontra Prancis. Khusus Islandia, tim debutan yang secara mengejutkan mampu menembus babak perempat final, jumlah penonton di sana menjadi fenomena tersendiri. Tercatat, hanya 298 warga Islandia yang menonton program lain saat timnas mereka mengalahkan Inggris di babak 16 besar. Kala itu, sebanyak 99,8 persen warga Islandia memelototi layar kaca untuk mendukung timnas mereka. EURO2016.com, laman resmi Piala Eropa 2016, dikunjungi lebih dari 300 juta pengunjung, dengan lebih dari 1,5 miliar tampilan per halaman. Bandingkan pada Piala Eropa 2012, yang cuma diklik 88 juta pengunjung. Program aplikasi Piala Eropa 2016 di platform Android dan Apple, telah diunduh 12,5 juta kali. Sedangkan jumlah pengunjung akun resmi Piala Eropa
2016 di Facebook, Twitter, dan Instagram, tak kurang dari 15 juta orang. Program anti-doping pun telah melakukan pengujian terhadap hampir 1.900 sampel darah yang dianalisis sejak Januari 2016. Hasilnya, semua sampel dinyatakan negatif doping. Di lapangan, sebanyak 18 tim wasit dan 94 ofisial pertandingan dari 21 negara, telah membantu jalannya pertandingan dengan sukses. Studi taktis juga sudah dilakukan oleh ofisial pertandingan, untuk mengembangkan kemampuan mereka dalam mengambil keputusan yang tepat, khususnya terkait offside. "UEFA juga memuji perilaku fair play dari pemain dan pelatih selama turnamen ini. Kami melihat bahwa perbedan pendapat di antara wasit sudah berkurang, dan kami sangat senang melihat itu," imbuh Pinto. Jumlah peserta sebanyak 24 tim, yang untuk pertama kalimnya diterapkan, dinilai UEFA sebagai hal yang positif dan menciptakan banyak kejutan. "Ada banyak hal menyenangkan, tapi jika saya harus menyebutkan satu kejutan khusus, maka yang terbesar adalah Islandia," ucap Sekretaris Jenderal UEFA Theodore Theodoridis, terkait kiprah Tim Nordic yang mampu menembus delapan besar. "Turnamen ini sangat kompetitif dan kami sangat senang dengan kualitas sepak bola yang ditampilkan, levelnya sudah sangat tinggi. Ada beberapa pertandingan yang luar biasa ketat. Kami pikir format 24 tim telah sangat sukses, baik dalam kompetisi kualifikasi maupun putaran final," tutur Theodoridis. "Kami telah mengamati bahwa pertandingan jauh lebih kompetitif ketimbang turnamen sebelumnya. Kita kini punya pendatang baru yang membawa banyak bumbu ke turnamen ini. Kinerja tim ini menunjukkan bahwa ada kualitas yang cukup di Eropa untuk mempertahankan format turnamen 24 tim," timpal Direktur Kompetisi UEFA Giorgio Marchetti. (pen)
Jawaban Masalah Ekonomi PRANCIS dipilih sebagai tuan rumah Piala Eropa 2016 pada 28 Mei 2010. Negeri Menara Eiffel tersebut mengungguli para pesaingnya, Turki dan Italia, dalam pemungutan suara. Kala itu, Presiden Prancis yang masih dijabat Nicolas Sarkozy, mengaku ingin menjadi tuan rumah lantaran masalah ekonomi yang mendera dunia. Olahraga, kata Sarkozy, merupakan jawaban terhadap krisis tersebut. "Tak ada yang lebih kuat daripada olahraga, dan dalam olahraga tidak ada yang lebih kuat daripada sepak bola," tegasnya. Prancis harus rela menggelontorkan dana 1,7 miliar euro atau setara Rp 25,5 triliun untuk Piala Eropa 2016. Belum lagi tambahan bujet Rp 9 triliun untuk keamanan negara selama event, lantaran menguatnya ancaman seturut serangan teroris setahun silam. Aspek yang teramat jelas adalah kedatangan pelancong yang menyaksikan pertandingan demi pertandingan. Sebelum turnamen, media kenamaan Prancis, France Football, memproyeksikan harga komponenkomponen tersebut melonjak 50 persen hingga 100 persen. Para pemilik restoran dan kafe menaikkan harga semaksimal mungkin selama Piala Eropa 2016. Ujung-ujungnya, biaya hidup pendatang melonjak. Hitachi Capital, sebuah lembaga riset Inggris menghitung, setiap fan harus mengeluarkan 1.600 euro (Rp 24 juta) untuk bertahan hidup hingga tiga laga fase grup. Centre for the Law and Economics of Sport di Limoges, Prancis, mengestimasi, Piala Eropa 2016 memberikan dampak
AFP/GEOFFROY VAN DER HASSELT
MERAYAKAN KEMENANGAN - Foto dari udara menunjukkan pemandangan di fan zone di Champ de Mars, Paris, saat suporter tim tuan rumah merayakan kemenangan Prancis di laga semifinal Piala Eropa 2016 kontra Jerman. ke negara sebesar 1,3 miliar euro (Rp 19,5 triliun), hanya dari fan. Sebelum turnamen, UEFA menargetkan pendapatan sebesar Rp 30 triliun. Jumlah ini meningkat dibandingkan realisasi pada Piala Eropa 2012 di Polandia dan Ukraina yang menghasilkan pendapatan Rp 21 triliun. Pendapat Sarkozy terbukti benar. Pendapatan dari Piala Eropa 2016, meningkat 34 persen menjadi 1,93 miliar euro dibandingkan Piala Eropa 2012, begitu kata UEFA, Jumat (8/7). Meningkatnya pendapatan tak lepas dari penambahan jumlah peserta, dari
16 menjadi 24 tim, yang berpengaruh kepada pembelian hak siar televisi. Dari total pendapatan, sebanyak 1,05 miliar euro di antaranya berasal dari hak siar televisi, 480 juta euro dari sponsor dan perizinan, serta 400 juta euro lagi dari tiket dan perhotelan. Biaya penyelenggaraan Piala Eropa 2016 sendiri sebesar 1,1 miliar euro, dan keuntungannya sebesar 830 juta euro. Keuntungan sebanyak 600 juta euro kemudian dibagikan kepada 55 asosiasi anggota UEFA untuk periode 2016-2020. Sisanya diperuntukkan menutupi biaya operasional organisasi. (pen)
MINGGU, 10 JULI 2016
HALAMAN AMAN 17
HALAMAN 28
Mabuk Kemenangan
BIG MATCH PORTUGAL VS PRANCIS
LIVE ON SENIN (11/7) PUKUL 03.00 WITA
AFP PHOTO/FRANCK FIFE PHOTO/FRANCK FIFE LUDIVINEAFPSAGNA LUDIVINE SAGNA
Merapat ke Inggris
KESUKSESAN tim nasional Prancis menembus babak nal Piala Eropa 2016 tak hanya membuat tim senang. Kegembiraan turut dirasakan oleh pasangan-pasangan mereka. Ludivine Sagna, istri bek Bacary Sagna, termasuk satu di antaranya. Perempuan yang berprofesi sebagai aktris dan model ini masih dimabuk kemenangan Les Blues atas Jerman, Jumat (8/7) lalu. "Saya baru bangun dan masih di bawah pengaruh emosi! Kami berada di nal dan kami akan menjuarainya!" tulis Ludivine di akun Twitternya, @ludivinesagna. (Tribunnews/deo)
PORTUGAL
VS
GOOGLE IMAGE GOOGLE IMAGE JURGEN KLINSMANN JURGEN KLINSMANN
KURSI pelatih tim nasional Inggris sebentar lagi punya penghuni baru. Rumor yang beredar menyebutkan Football Association, PSSI-nya Inggris, sedang bernegosiasi dengan Jurgen Klinsmann, penyerang legendaris Jerman, soal posisi pelatih kepala tim nasional. Kabar ini juga diungkapkan oleh Olivier Bierhoff, Manajer Tim Nasional Jerman. "Sejak kedatangan Jurgen Klinsmann, yang saya pikir sedang bernegosiasi dengan Inggris, kami juga memberikan rasa bangga, atmosfer, dan organisasi yang bagus kepada tim nasional," kata Bierhoff. (Tribunnews/deo)
PRANCIS
Seven FINAL Piala Eropa 2016 di Stade de France, Saint-Denis, Senin (11/7) akan melibatkan duel dua pemain hebat bernomor punggung tujuh. Mereka adalah Cristiano Ronaldo (Portugal) dan Antoine Griezmann (Prancis). Duel nanti bakal menjadi momen pembalasan dendam Cristiano Ronaldo. Pemain berinisial CR7 itu pernah mengalami pahitnya kalah pada babak final Piala Eropa 2004. Ketika itu Portugal, yang berstatus tuan rumah, kalah 0-1 dari Yunani. "Piala Eropa 2004 terasa begitu spesial, waktu itu saya masih 19 tahun dan itu adalah turnamen pertama saya. Sekarang kami berada di final lagi dan kami berharap kali ini menjadi pemenang," ujar Ronaldo dikutip AFP. Trofi Piala Eropa 2016 bakal menjadi pelengkap karier Ronaldo. Beberapa bulan lalu Ronaldo mengangkat trofi Liga Champions bersama Real Madrid, klubnya. Selain itu, trofi Piala Eropa 2016 bakal
DIRECT POINTS z Duel antara Portugal dan Prancis melibatkan dua pemain hebat bernomor punggung tujuh z Cristiano Ronaldo dan Antoine Griezmann sama-sama ingin menjadi juara z Momen pembalasan dendam Griezmann kepada Ronaldo menjadi sumbangsih pertama Ronaldo untuk tim nasional Portugal di ajang internasional. Jika Portugal mengandalkan Cristiano Ronaldo, maka Prancis mengandalkan Antoine Griezmann. Penyerang berusia 25 tahun itu menjadi penentu langkah Les Blues ke babak final lewat borongan dua golnya ke gawang Jerman di babak semi final. "Dia seorang pemain hebat. Di Piala Eropa kali ini, dia tampil sangat baik untuk kami. Dia bisa mencetak gol dan membantu pemain lain mencetak gol," kata Didier Deschamps, pelatih tim nasional Prancis. Bagi Griezmann, laga ini juga beraroma pembalasan dendam. Pemain Atletico Madrid itu mengikuti Piala Eropa dengan kesedihan kalah di final Liga Champions dari Ronaldo, dkk. "Masih ada satu pertandingan lagi untuk mengakhiri turnamen ini dengan sukacita, ini akan sangat sulit, namun saya harap ini tidak akan menjadi akhirnya. Tugas kami adalah memenangkan pertandingan untuk bangsa Prancis dan semoga kami bisa mengakhiri turnamen dengan prestasi tinggi," ujar Griezmann dikutip UEFA.com. Blaise Matuidi, gelandang Prancis,
menjagokan Griezmann sebagai kandidat kuat peraih Ballon d'Or tahun ini. Matuidi lebih memilih Griezmann daripada Ronaldo. "Menurut saya dia kandidat tepat untuk Ballon d'Or atas apa yang telah dia lakukan musim ini dan di kompetisi ini. Jika saya harus memilih, saya akan memilih dia. Apa yang telah dia lakukan sungguh luar biasa," ujar Matuidi dikutip AFP. Matuidi tidak meremehkan Ronaldo. Menurut Matuidi, Ronaldo juga layak menjadi kandidat kuat Ballon d'Or. Matuidi menilai Ronaldo menjalani musim yang bagus di klubnya dan tampil gemilang di Piala Eropa 2016. "Menurut saya hal pertama yang berada di kepala Antoine saat ini adalah tim Prancis dan menjadi juara Eropa. Ini bukan pertandingan antara dia dan Ronaldo, ini pertandingan antara Prancis dan Portugal," kata Matuidi. (Tribunnews/ deo)
A FP AFP FP PHOTO/VALERY P OTO O/VA O/ O/V /VA /V /V VA A L ERY Y HACHE AC AC
AFP PHOTO/VALERY HACHE
ANTOINE GRIEZMANN G R EZ ZM MAN ANN
CRISTIANO RONALDO CRISTIANO RONALDO
AFP PHOTO/VALERY HACHE
Sanches Bikin Matuidi Terkejut
ULASANPELATIH
Titik Tertinggi
Kondisi Terbaik
INI akan menjadi titik tertinggi dalam karier saya. Ini adalah negara saya, bendera saya, tanah air saya, jadi dari persepektif pribadi, ini sangat penting bagi saya. (Tribunnews/ deo) Fernando Santos, pelatih timnas Portugal
KAMI akan melakukan segalanya dengan kekuatan kami agar menghadapi pertandingan Minggu nanti dalam kondisi terbaik. Kami percaya pada kemampuan kami, begitu juga Portugal. (Tribunnews/deo) Didier Deschamps, pelatih timnas Prancis
TIM nasional Portugal tidak hanya Cristiano Ronaldo. Ada pemain lain yang harus mendapat perhatian dari Prancis. Satu di antaranya adalah Renato Sanches. Pemuda 18 tahun ini bahkan membuat Blaise Matuidi, gelandang Prancis, terkejut. Blaise Matuidi mengaku mengetahui sepak terjang Renato Sanches selama bermain untuk Ben ca sepanjang musim lalu. Matuidi kemudian membicarakan Sanches dengan rekan seklubnya, David Luiz, yang pernah bermain untuk Ben ca. Menurut Matuidi, Luiz cukup mengenal Sanches. "Dia bilang, 'Lihat pemain ini, dia luar biasa, dia masih 18 tahun'. Saya menyaksikan aksinya di sebuah pertandingan dan dia membuat saya terkejut," tutur pemain Paris Saint Germain itu seperti dikutip AFP. Renato Sanches termasuk
gelandang serbabisa. Sanches mampu tampil sama baik sebagai gelandang bertahan, gelandang serang, dan gelandang sayap. Sanches memiliki atribut-atribut seperti kekuatan, kemampuan melepas umpan, dan menjaga penguasaan bola. Sanches kerap dibandingkan dengan Edgar Davids, gelandang legendaris Belanda. Namun demikian, dalam suatu wawancara dengan Ben ca TV, Sanches justru membandingkan dirinya dengan rekan Davids, Clarence Seedorf. Pierre van Hooijdonk, mantan pemain Ben ca dan tim nasional Belanda, memperkuat pernyataan itu dengan kalimat, "Cara bermain mereka sama, intensitasnya juga sama." "Kualitas tekniknya sungguh luar biasa dan saya tidak terkejut melihat dia seperti ini di Piala
Eropa karena penampilannya di Liga Champions," ujar Matuidi. "Dia pemain yang memiliki masa depan sangat cerah. Saya harap dia tampil tidak terlalu baik pada laga ini," imbuh Matuidi yang dikabarkan akan bergabung dengan Manchester United. Renato Sanches selalu tampil pada setiap laga Portugal di Piala Eropa 2016. Sanches kini optimistis menghadapi kariernya setelah Piala Eropa 2016 berakhir. Sanches ingin menunjukkan kualitas permainan yang sama ketika memperkuat Bayern Muenchen, klub barunya mulai musim depan. "Saya menantikan kesempatan bermain untuk Bayern dan Bayern harus menantikan saya. Saya punya sejumlah target besar. Saya ingin meraih banyak gelar bersama Bayern," kata Sanches kepada Sport Bild. (Tribunnews/deo)
DUEL
AFP PHOTO/FRANSICO LEONG
- Gareth Bale (kiri), penyerang Wales, sedang berduel dengan Renato Sanches, gelandang Portugal, pada pertandingan babak semi final Piala Eropa 2016 di Parc Olympique Lyonnais, Lyon, Rabu (6/7).
20 MINGGU
Trending Topic
10 JULI 2016
Rencana Messi ke Chelsea IBARAT pepatah, 'sudah jatuh, tertimpa tangga', itulah yang sedang dialami oleh Lionel Messi. Pemain asal Argentina itu dikalahkan Cile, pada final Copa America Centenario, Minggu (26/6/2016) atau Senin pagi WIB. Beberapa hari kemudian, Messi dinyatakan bersalah atas kasus dugaan penggelapan pajak di Spanyol sehingga terancam hukuman penjara 21 bulan. Ia dan ayahnya, Jorge Messi, dinyatakan bersalah atas kasus penggelapan pajak
selama tiga tahun, antara 2007 hingga 2009. Meme-meme Messi di jeruji besi pun banyak beredar di media sosial. Pemberitaan tentang Messi tak berhenti sampai di situ saja. Media The Sun, Rabu (6/7), mengabarkan, pemilik Chelsea, Roman Abramovich, memberikan sinyal kuat memboyong Messi. Jorge Messi, telah berbicara dengan Abramovich, pemilik klub The Blues (sebutan untuk Chelsea, RED) yang juga pengusaha asal Rusia. Tak tanggungtanggung, pembicaraan itu berlangsung di The
Eclipse, sebuah kapal pesiar mewah milik Abramovich. Dilansir Daily Mail, Yacht atau kapal pesiar tersebut memiliki dimensi raksasa dengan tinggi 169 meter, panjang 163 meter dan lebar 21 meter. Yacht yang konon merupakan terbesar kedua di dunia itu harganya sekitar 1,5 miliar poundsterling atau sekitar Rp 30 triliun. Daily Mail juga menyebutkan bila kapal pesiar anti rudal dan peluru ini juga anti paparazi.
Siapkan Dana Jika proses perundingannya saja dilakukan di atas Yacht senilai Rp 30 triliun, lalu berapa dana yang disiapkan oleh Abramovich? The Sun menyebutkan bila Chelsea telah menyiapkan dana sekitar 110 juta Poundsterling atau setara Rp 1,925 triliun untuk ‘menebus’ Messi dari Barcelona. Lebih jauh, Chelsea juga
menjanjikan Messi akan menerima gaji lebih besar dari jumlah yang diberikan Barcelona selama ini. Besaran nilai gaji Messi saat ini mencapai 600 ribu Pound atau sekitar Rp10.5 miliar per pekan. Menurut The Sun, Chelsea akan menggaji Messi 800 ribu Pound per pekan. Pihak perwakilan manajemen Chelsea menyakini bila ada peluang besar Messi pindah ke Stamford Bridge (markas Chelsea, RED) karena merasa tidak nyaman atau tidak betah lagi di Barcelona, Spanyol. Penyebab ketidakbetahan Messi itu disinyalir karena mencuatnya kasus dugaan penggelapan pajak. (a prianggoro) PERTANDINGAN FINAL
SENIN (11/7) 02.00 WIB PORTUGAL VS PRANCIS TOP SKORER 6 GOL Antoine Griezmann
(Prancis)
3 GOL Cristiano Ronaldo
(Portugal)
Olivier Giroud
(Prancis)
Dimitri Payet
(Prancis)
Gareth Bale
(Wales)
TERBANYAK ASSIST 4 ASSIST Eden Hazard
(Belgia)
Aaron Ramsey
(Wales)
3 ASSIST Cristiano Ronaldo
(Portugal)
2 ASSIST Kamil Grosicki Olivier Giroud
(Polandia) (Prancis)
PENYELEMATAN TERBANYAK (KIPER) Hannes Halldorsson
27
Thibaut Courtois
20
Lukas Fabianski
19 AFP AFPPHOTO PHOTO
Michael McGovern Gabor Kiraly
17
MESUT MESUT17OZIL OZIL
THE SUN
Lionel Messi dikawal polisi usai THE SUN menjalani di Pengadilan Lionel persidangan Messi dikawal polisi usai Spanyol, baru-baru ini. di Pengadilan menjalani persidangan Spanyol, baru baru-baru -baru ini. ini. LECOQSPORTIF.COM
Vonis Itu Tidak Tepat MESSI dan ayahnya, Jorge, bisa saja sama sekali tidak menjalani hukuman penjara. Hukum di Spanyol memungkinkan terdakwa dengan vonis tidak lebih dari 2 tahun untuk tidak mendekam di penjara. Meski demikian, tim pengacara Messi, Enrique Bacigalupo dan Javier SanchezVera tetap melakukan banding atas putusan pengadilan tersebut. “Vonis itu tidak tepat. Kami yakin upaya banding ini akan menunjukkan bahwa pembelaan kami tepat,” kata tim pengacara Messi seperti dilansir dari The Sun, barubaru ini. Tim pengacara Messi itu
juga yakin upaya banding yang dilakukan akan sukses. Apalagi, Messi selalu menunjukkan perilaku positif selama membela Barcelona. Sebelumnya, Messi dinyatakan bersalah atas kasus dugaan penggelapan pajak di Spanyol dan terancam hukuman penjara 21 bulan. Messi dan ayahnya, Jorge, diduga menggelapkan pajak selama tiga tahun, antara 2007 hingga 2009. Seperti dilansir The Sun, atas perbuatan tersebut Spanyol menderita kerugian sebesar 4 juta Euro atau sekitar Rp 61 miliar. Pihak berwenang menduga Messi dan ayahnya menggunakan perlindungan pajak di Belize dan
Uruguay untuk menyembunyikan penghasilan mereka. Sementara itu, Klub FC Barcelona lewat situs resminya menyatakan dukungan penuh kepada Messi. "FC Barcelona memberikan dukungan sepenuhnya kepada Messi dan ayahnya terkait tuntutan atas dugaan penggelapan pajak ," demikian rilis resmi FC Barcelona. "Pihak klub (Barcelona, RED), dalam perjanjian dengan kejaksaan, menganggap bahwa sang pemain, telah mengoreksi posisinya di kantor pajak Spanyol, sama sekali tidak bertanggung jawab secara pidana berkaitan dengan faktafakta yang digarisbawahi dalam kasus ini,” ujar manajemen klub Barcelona. (ape)
YANNICK AGNEL, PERENANG ASAL PRANCIS
Gary Lineker @GaryLineker "Messi divonis 21 bulan penjara karena dugaan penggelapan pajak, tetapi sebenarnya tidak akan dipenjara.." Chloe Grace Moretz @ChloeGMoretz "Omg.. Messi dikirim ke penjara"
WIKIPEDIA
Yacht mewah milik Abramovich yang dipakai sebagai tempat perundingan dengan ayah Messi, Jorge.
Elise Holman @Elise_Holman Pengadilan Spanyol mengkonfirmasi akan memenjarakan Lional Messi ejahatan pajak. pajak selama 21 bulan karena dugaan kejahatan