INFO PEMADAMAN LISTRIK Halaman
12
JUMAT
24
7 OKTOBER 2016 6 MUHARAM 1438 H
RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 65 TH XLVI/ISSN 0215-2987 Halaman
BADAI MATTHEW - Warga Haiti menyeberangi Sungai La Digue di Petit Goave karena jembatan di sana runtuh akibat diterjang air bah, Rabu (5/10). Ini akibat hujan yang ditimbulkan oleh Badai Matthew. Badai juga menyebabkan pemilihan presiden Haiti ditunda. Halaman 5 AFP PHOTO / HECTOR RETAMAL
Pembeli Mulai Biasa Bawa Kantong Ibnu Lanjutkan Pelarangan Tas Plastik di Toko Modern SANKS MANTANS ANEH, sedangkan pemerintah pusat sdh memperboleh kan lg menggunakan kontong plastik karna ga da dasar hukum nya....melarang boleh asal ada solusi nya,apa pemerintah bjm sdh menyiap kan ribuan peganti plastik buat di bagikan,.. DEWA KIRANA VALLENTCIA SETUJU : buat ngurangin sampah ,jdi kalau belanja k’psr pakai tas tempat belanja dari plastik (bukan kresek ) atau tas dri purun kya ibu” kita jaman dulu
Halaman 14
BANJARMASIN, BPOSTAsosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) membagikan surat berisi penghentian program kantong plastik berbayar di toko ritel modern di seluruh Indonesia terhitung sejak 1 Oktober 2016. Paling tidak, sampai terbitnya peraturan pemerintah yang berkekuatan hukum. Beberapa pemerintah daerah (pemda) bahkan telah menerbitkan peraturan daerah (perda) tentang pengelolaan sampah khususnya penanganan limbah kantong plastik. Isinya tidak sejalan dengan surat edaran kementerian hukum dan lingungan hidup (SE KLHK) mengenai penggunaan kantong plastik berbayar. Bagaimana dengan Banjarmasin? Kota berjulukan Seribu Sungai ini mulai 1 Juni 2016 justru menerapkan larangan kantong plastik disediakan di ritel modern? Bahkan, aturan itu
Aturan Turunan Banjarmasin: Perwali NoPendukung mor 18 Tahun 2016 tentang
Jejak Hukum Kebijakan Kantong Plastik
Program Pengurangan Sampah Plastik. Berlaku mulai 1 2015: 2008: Juni 2016, semua ritel SE KLHK Nomor: Undangdilarang menyediaSE-06/PSLB3-PS/2015 Undang kan kantong tentang Langkah Nomor 18 plastik. Antisipasi Penerapan Tahun Kebijakan Kantong 2008 Ujicoba Plastik Berbayar Pada tentang 21 Februari-31 Mei Usaha Ritel Modern. Sampah." 2016 SE Nomor: S. Intinya tentang 1230/PSLB3-PS/2016 penerapan kantong tentang Harga dan Me- plastik berbayar di kanisme Penerapan seluruh gerai Kantong Plastik Berba- pasar modern Bandung, yar. Disebut pengusaha di IndoJakarta Pusat, ritel tidak lagi menyenesia. Jakarta Timur, diakan kantong plastik Jakarta Barat, Jakarta cuma-cuma, konsumen Utara, Jakarta Selatan, diwajibkan membeli Ambon, Balikpapan, Banda 8 Juni 2016- minimal Rp 200 per Aceh, Banjarmasin, Bogor, Depok, Desember 2016: kantong. Jayapura, Kendari, dan Makassar, Berdasarkan Surat Edaran KLHK, uji Malang, Medan, Palembang, Pekanbaru, coba kantong plastik berbayar diperSemarang, Surabaya, Tangerang, Tangerang panjang hingga terbitnya Peraturan Selatan, Bekasi, Yogyakarta, Surakarta, dan Menteri (Permen) LHK tentang Denpasar. pembatasan kantong plastik. Kota Pelaksana Ujicoba Data: Diolah BPost
BPOST GROUP/FUAD RIDHA
MN HASBY MAHBARA Ketua YLKI Kalsel
News Analysis
Inkonsistensi Pemerintah SAYA prihatin tidak konsistennya pemerintah dalam menerapkan aturan dalam upaya mengurangi limbah plastik. Ketidakjelasan kebijak-
z Hal 11 kol 4-7
an plastik berbayar juga terindikasi dengan tidak jelasnya penggunaz Hal 11 kol 1-3
Berdekatan Tapi Beda KEBIJAKAN kantong plastik yang dibuat Pemko Banjarmasin adalah satu-satunya di Indonesia. Kebijakan ini membawa berkah bagi Banjarmasin. Saat ini, Banjarmasin jadi contoh daerah lain yang ingin mengurangi sampah plastiknya. Bahkan, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan sangat mengapresiasi langkah atau proyek antikantong plastik di Banjarmasin. Terbukti, bulan lalu rapat koordinasi nasional untuk pengurangan plasp g g kantongg p
Oleh: KH Husin Naparin
Bagaimana pendapat pemerhati lingkungan mengenai kantong plastik?
tik, Banjarmasin ditunjuk sebagai tuan rumah. Bahkan Pemko Banjarmasin diminta sharing pengalaman soal penerapan kebijakan larangan kantong plastik di retail modern. Hamdi, saat dipindah ke z Hal 11 kol 4-7
Memahami Esensi Hijrah
Halaman
4
BANK INDONESIA LAYANI WARGA KEPULAUAN (2-HABIS)
Puasa Jelang Hari Asyura
Leonardo DiCaprio
Berencana ke Mars AKTOR aktor Leonardo DiCaprio terlibat diskusi serius dengan beberapa tokoh dunia termasuk Presiden Amerika Serikat Barack Obama. Diskusi panel bertajuk perubahan iklim digelar di Wshington DC, Senin (3/10). Tiba-tiba di tengah disku-
si, DiCaprio membuat kejutan. Itu bermula pemaparan ilmuwan iklim Katharine Hayhoe. Mengutip Ace Showbiz, dia mengungkapkan bahwa perjalanan ke Mars tidak realistis. z Hal 11 kol 1-3
SEJUMLAH peristiwa luar biasa terjadi pada 10 Muharam terkait perjalanan dakwah Rasulullah. Sedemikian istimewanya tanggal tersebut hingga sejumlah kalangan muslim termasuk di Kalsel memperingatinya dengan berpuasa. Pada Hari Asyura tersebut, mereka juga membuat bubur secara bergotong-royong dan membagikannya. Halaman
A
Petugas Senang Lihat Warga Dapat Uang Baru PARA petugas dari Kantor Wilayah Bank Indonesia (BI) Kalselteng itu begitu tenang. Tidak terlihat sedikit pun perasaan saat membawa uang hingga Rp 1 miliar saat melaksanakan program penukaran uang lusuh di wilayah kepulauan Kabupaten Kotabaru.
S
ebanyak Rp 300 juta uang baru disiapkan untuk program di Desa Sungaibali Kecamatan Pulau Sebuku. Sedang Rp 700 juta untuk di Pulau Kerayaan dan Pulau Kerasian. Penukaran uang dilakukan di kantor kecamatan dan di tempat keramaian seperti pasar. Sikap tenang dari para
Maulahakan SIM
Halaman 11
pegawai BI tersebut karena di samping ada dua anggota Brimob bersenjata laras panjang dan sejumlah polisi lokal. Pengawalan dua kotak besar berisi uang itu dilakukan sedari Banjarmasin, menaikkan speedboat dari Kotabaru menuju ketiga puz Hal 11 kol 1-3
BPOST GROUP/HERLIANSYAH
TUKAR UANG
- Warga Pulau Sebuku Kotabaru menyusun uang koinnya untuk ditukarkan kepada petugas Bank Indonesia.
- Tempat hiburan malam dibatasi sampai pukul 12 malam, Lak-ai + Nah nang suka dugem baingat waktu, Nang-ai
04.50 12.12 15.16 18.17 19.25
2
Tribun Shopping
JUMAT
7 OKTOBER 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Segmen Mirage Beda dari LCGC BANJARMASIN, BPOST - Pasar otomotif Banua semakin meriah dengan kehadiran Mitsubishi All New Mirage yang diluncurkan di Rattan Inn Banjarmasin belum lama ini. Tampilan All New Mira-
ge yang terbaru memang mengalami perubahan dari pendahulunya. Seperti kap mesin depan yang lebih elegan, rear bumper dilengkapi reflector dan sensor parkir, dan bumper de-
NET
pan lebih menawan dengan grille chrome garnish. Head of Kalimantan dan IBT Section, Andry Indhardi saat itu mengatakan target penjualan model terbaru ini secara nasional 5.000 unit. “Secara nasional kami menargetkan tahun ini 5.000 unit terjual, dan 15 persennya di Kalsel. Adapun harganya, untuk tipe Exceed sebesar Rp 213 juta, tipe GLS Rp 200 juta dan tipe GLX Rp 180 jutaan,” ucapnya. Ditambahkannya, launching All New Mirage digelar di 17 kota seluruh Indonesia. Kali ini menyasar segmen pelajar dan mahasiswa. “Kami optimistis penjualan bagus, melihat kondisi semester kedua ini bisa lebih
baik dibanding tahun lalu. Pada semester pertama, brand lain juga optimistis di semester kedua,” tambahnya. Mitsubishi Indonesia dengan tegas menyebut jika segmentasi New Mirage ini berbeda dengan LCGC. Meskipun dimensi dan spek mirip, tapi harga lebih tinggi. “Segmennya New Mirage ini sangat berbeda dengan LCGC. Strategi kami bukan menyaingi mobil LCGC. Ini bukan untuk melawan LCGC,” tegas Imam Choeru Cahya, Head of MMC Sales and Marketing Group PT KTB beberapa saat setelah prosesi peluncuran New Mirage, akhir Juli lalu. Kendati demikian, Imam
juga menyadari dengan berkembangnya LCGC secara otomatis mulai meredupkan city car semacam Mitsubishi New Mirage. Bukan saja karena ada pergesekan harga antara dua segmen ini, tapi secara spek pun New Mirage sebenarnya secara garis besar juga kurang lebih dengan LCGC. Walau berdimensi serupa, namun Mirage memang memiliki sejumlah fitur unggulan yang belum ada di LCGC. Sebut saja AC digital, audio terintegrasi, tombol audio di setir, transmisi CVT serta keyless smart key. Akselerasinya sendiri juga termasuk yang paling responsif di kelas 1.200 cc. (has/otodriver.com)
Tambah Layanan, RRI Luncurkan Radio Pasar BANJARMASIN, BPOST - Dalam upaya mempererat hubungan dan meningkatkan layanan kepada mitra usaha, RRI Banjarmasin mengadakan temu mitra di Hotel Golden Tulip Banjarmasin, Kamis (6/10). Kegiatan dengan tema ‘Strategi Layanan dan Pengembangan Usaha RRI di Era Konvergensi Media’ itu dihadiri Mistam Dewan Pengawas LPP RRI, para tamu undangan dari berbagai kalangan, seperti unsur pemerintah, pengusaha, swasta dan stakeholder terkait. Kepala RRI Banjarmasin Sutrisno Santoso mengatakan dunia bisnis berkembang sejalan dengan pengembangan informasi. Melalui media, usaha dapat berkembang dan dikenal luas. Untuk itu RRI berupaya
menyampaikan informasi dan mempertemukan pelaku kepentingan seperti pelaku usaha dengan konsumen agar bisa saling komunikasi. “Ibarat sekolah dan lapangan kerja ada job matching. Kalau kami bisa diartikan service matching bagaimana agar produsen bisa ketemu konsumen melalui media penyampai dalam hal ini RRI,” kata Sutrisno. Jaringan RRI luas, sekarang ini sudah ada 90 stasiun penyiaran di Indonesia. Di era konvergensi media, penyelenggaraannya tak hanya melalui saluran FM dan MW tapi juga melalui audio streaming dan video streaming yang diaplikasikan dalam RRI Play, sehingga masyarakat dapat memantau atau mengikuti siaran RRI manapun, di mana pun dan kapan pun.
Sementara Direktur Layanan dan Pengembangan Usaha LPP RRI Ricard Poyk mengatakan, melalui temu mitra usaha selain menjalin hubungan kerja juga mencari peluang baru dalam bisnis. Disebutkan, dalam operasionalnya RRI Banjarmasin tidak semata-mata mencari keuntungan tapi lebih ditekankan pada pelayanan publik. Ricard merekomendasikan RRI sebagai medianya, karena telah memiliki track record, jaringannya luas di seluruh Indonesia. Pada kesempatan itu, RRI Banjarmasin juga me-launching acara Radio Pasar, tujuannya untuk mendekatkan semua pihak yang terlibat transaksi, baik menyangkut hasil pertanian, perkebunan, perikanan dan lainnya. (drt/*)
Pegadaian Gandeng Polri Amankan 4.455 Outlet BANJARMASIN, BPOST Cukup tingginya ancaman tindak kriminalitas di lingkungan kerja Pegadaian membuat jajaran perusahaan BUMN itu mengambil langkah antisipasi. Kerja sama dengan Kepolisian Negara RI menjadi salah satu cara untuk pengamanan dan penegakan hukum di lingkungan kerja PT Pegadaian (Persero) Kerja sama diwujudkan dengan penandatanganan memorandum of under standing (MoU) pada 28 Januari 2014 lalu. Agar diketahui dan dipahami hingga jajaran yang ada daerah, dilakukan sosialisasi. Seperti kemarin, PT Pegadaian (Persero) menggelar sosialisasi MoU dengan Polri di Golden Tulip Galaxy Hotel Banjarmasin, Kamis (6/9). Direktur III PT Pegadaian, Fery Febrianto saat sosialisasi mengatakan kerja sama ini untuk menekan angka tindak kriminalitas terhadap Pegadaian. Diungkapkannya, pada 2011, 2012 dan 2013 terjadi sedikitnya 40 kejadian perampokan dengan kerugian sampai Rp 30 miliar. Setelah 2014, MoU dengan kepolisian, barulah zero accident.
ANTARA/SIGID KURNIAWAN
MELEMAH - Seorang mahasiswa melihat pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) di layar Bu rsa Efek Indonesia (BEI) beberapa waktu lalu. IHSG ditutup melemah 0,21 persen ke level 5.409,34 pada perdagangan, Kamis (6/10).
Investor Diprediksi Ambil Untung Dulu IHSG Ditutup Melemah 0,21 Persen
BANJARMASIN POST GROUP/HASBY SUHAILY
KERJA SAMA - Sosialisasi MoU antara PT Pegadaian (Persero) dengan Kepolisian Negara Republik Indonesia di Golden Tulip Galaxy Hotel Banjarmasin, Kamis (6/9).
Kemudian pada 2015, sempat terjadi perampokan di Jember dengan kerugian Rp 1,8 miliar. Selama 2016 ini tidak terjadi perampokan. “Diharapkan dengan sosialisasi MoU ini tidak ada lagi kejadian serupa. Mengingat Pegadaian memiliki 4.455 outlet di seluruh Indonesia,” katanya. PT Pegadaian (Persero) memiliki tiga layanan inti dengan lima lini bisnis. Tiga layanan inti yakni pembiayaan, emas dan aneka jasa. Sebagian besar sekitar 95 persen yang digadaikan adalah emas sehingga perlu pengamanan ekstra. Pada sosialisasi di Banjarmasin itu, salah seorang
narasumber dari Polri adalah Karo Bin Ops Bareskrim Polri, Brigjen Pol Sudjarno. Dia mengatakan Pegadaian merupakan salah satu BUMN yang berperan sebagai agent of development. “Mewujudkan kemandirian ekonomi masyakat melalui penyediaan tiga inti layanan serta pelaksanaan literasi dan edukasi kepada masyarakat, sehingga perlu pengamanan,” ujarnya. Hadir Wakapolda Kalsel, Kombes Pol Iriyanto, Pemimpin Wilayah IV Balikpapan, Wirogo Listyo Daryono, Koordinator Pengamanan Korporasi, Yul Alfian dan Bareskrim Mabes Polri, AKBP Ika Waskita. (has/*)
Kilas Bisnis
Bulan Depan Avanza Transmover Mulai Diproduksi JAKARTA - Varian baru Avanza, Transmover, masih dalam proses pendaftaran uji tipe Kementerian Perindustrian. Jika lolos, maka langkah lanjutan, bakal diuji tipe, kemudian siap diproduksi dan diluncurkan. Sama seperti varian Avanza lainnya, Transmover diproduksi Astra Daihatsu Motor (ADM). Pabrik ADM di Sunter, Jakarta Utara, bakal jadi lokasi kelahirannya.
Sumber yang paham soal kelahiran Transmover menjelaskan, Transmover, bakal diproduksi pada November. Lantas peluncurannya dilakukan pada bulan yang sama, hampir pasti jadwalnya setelah facelift Yaris muncul. Tidak ada target khusus buat varian terendah itu, Toyota dikatakan juga masih menjajaki segmen komersial Avanza. (kompas.com)
Pertumbuhan Kredit Masih Single Digit JAKARTA - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) mengklaim, pertumbuhan kredit pada kuartal III tahun ini selaras dengan industri. Sebagai informasi, Bank Indonesia mencatat pertumbuhan kredit per September 2016 sebesar 7 persen. Adapun, per Agustus 2016, BCA mencatatkan pertumbuhan kredit sebesar 6,39 persen year on year (yoy) menjadi Rp 381,9 triliun. Direktur Utama BCA Jahja Setiaatmadja mengatakan sampai Agustus 2016, pertum-
buhan kredit BCA secara year to date (ytd) masih belum terlalu besar. Untuk tahun depan, pihaknya belum memprediksi target pertumbuhan kredit BCA. “Namun secara industri, pada tahun depan, pertumbuhan kredit masih akan di bawah 10 persen,” ujarnya, Kamis (6/10). Itu didasarkan pada prediksi pertumbuhan ekonomi sebesar 5,1 persen. Tahun depan, beberapa sektor yang berpotensi mendorong kredit adalah infrastruktur. (kontan)
JAKARTA, BPOST - Indeks Harga Saham Gabungan ditutup melemah 0,21 persen ke level 5.409,34 pada perdagangan, Kamis (6/10) ini. Pelemahan yang terjadi lebih disebabkan oleh aksi ambil untung dari para pelaku pasar. Namun investor asing masih melakukan net sell pada perdagangan kemarin yaitu Rp 75,04 miliar. Kiswoyo Adi Joe, analis Recapital Securities melihat investor masih wait and see terkait rilis data laporan keuangan kuartal III yang akan keluar di bulan ini. Serta rilis data cadangan devisa bulan September. “Kami melihat cadangan devisa kita akan naik karena sempat ada intervensi dari Bank Indonesia,” katanya. Seperti diketahui, Bank Indonesia sempat melakukan intervensi dengan cara membeli dolar Amerika Serikat dalam jumlah besar untuk mengurangi kecepatan naiknya rupiah.
Rupiah pada hari ini masih berada di bawah level Rp 13.000 yaitu Rp 12.987. Indeks terpantau melemah tak sejalan dengan laju bursa Asia yang hari ini menguat mengikuti kenaikan harga komoditas minyak. Indeks MSCI Asia Pacific di luar Jepang menguat 0,4 persen. Saham-saham top gainers di antarnya MPPA, PTBA, dan GGRM. Sedangkan top losers-nya adalah INCO, INDF dan LSIP. Pada perdagangan Jumat (7/10) Kiswoyo memprediksi indeks akan melemah di kisaran 5.350-5.450. Investor masih akan profit taking dulu. Kiswoyo memilih saham UNVR, AISA, dan ICBP untuk bisa dicermati pada hari ini. M. Nafan Aji Gusta Utama analis Binaartha Sekuritas mengatakan pasar menanti berita non-farm payroll Amerika Serikat besok malam (07/10). Adapun IHSG berpeluang technical rebound karena candle membentuk pola
STORY HIGHLIGHTS z Indeks Harga Saham Gabungan ditutup melemah 0,21 z z z z
persen pada perdagangan, Kamis (6/10). Pelemahan karena aksi ambil untung dari para pelaku pasar. Investor diprediksi masih wait and see terkait rilis data laporan keuangan kuartal III. Pada perdagangan Jumat (7/10) Kiswoyo memprediksi indeks akan melemah di kisaran 5.350-5.450. Investor diprediksi masih akan profit taking dulu.
spinning top dengan rentang 5.355-5.475 pada perdagangan besok. Sementara Deky Rahmat Sani, analis NH Korindo Securities memperkirakan indeks akan bergerak dua arah cenderung naik dengan rentang support di 5.389 – 5.370 dan resistance di 5.422 – 5.455 di hari terakhir perdagangan pekan ini. Mengacu Bloomberg, indeks MSCI Asia Pacific naik 0,4 persen menjadi 140,85 pada pukul 16.10 waktu Hong Kong. Indeks Topix Jepang ditutup ke level ter-
Rupiah Menguat 0,08 Persen JAKARTA - Rupiah kembali menguat meski dibayangi data positif dari negeri Paman Sam. Program Tax Amnesty dari dalam negeri terus menjaga laju mata uang Garuda. Di pasar Spot, Kamis (6/10) rupiah menguat 0,08 persen ke level Rp 12.987 dibanding sehari sebelumnya. Sementara di kurs tengah Bank Indonesia (BI) rupiah menguat tipis 0,02 persen ke level Rp 12.992. Analis PT Garuda Berjangka, Sri Wahyudi menjelaskan optimisme keberhasilan program Tax Amnesty menjaga tren penguatan rupiah terhadap dolar AS. Padahal, dolar AS mendapat dukungan dari data sektor jasa AS yang naik cukup tajam ke level 57,1 dari sebelumnya 51,4. “Sentimen positif dari dalam negeri terjaga karena perkembangan ekonomi yang baik dan program Tax Amnesty,” kata Wahyudi. Namun, rupiah beresiko terkoreksi di akhir pekan lantaran pelaku pasar akan mengantisipasi data Non Farm Payroll AS bulan September yang diprediksi naik 171.000 atau lebih besar dari bulan sebelumnya 151.000. Apalagi jika data Jobless Claim AS, yang dirilis Kamis malam (6/10) mengalami penurunan. (kontan) 0710/B02
tinggi empat bulan setelah yen melemah terhadap dolar untuk hari kedelapan. Pemicunya, meningkatnya taruhan The Fed akan menaikkan suku bunga tahun ini menyusul datadata ekonomi menunjukkan perbaikan. “Data telah konsisten dengan Fed bergerak pada bulan Desember,” kata Chris Green, director of economics and strategy di First NZ Capital Group Ltd. Sementara Indeks Hang Seng Hong Kong naik 0,7 persen, memperpanjang kenaikan hari keempat. (ktn/tribunnews)
Smart Biz banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT
7 OKTOBER 2016
likes: BPost Online
3
Rp 150 Triliun Mendekam di Rumah Dana Repatriasi Mayoritas dari Singapura JAKARTA, BPOST - Direktur Jenderal (Ditjen) Pajak Ken Dwijugiastiadi membeberkan fakta mencengangkan seputar pelaksanaan program amnesti pajak alias pengampunan pajak. Satu fakta itu antara lain perihal keberadaan wajib pajak yang menyimpan dana hingga Rp 150 triliun. Dana ratusan triliun itu justru mangkrak di rumah. “Menurut laporan SPH (surat pernyataan harta), ada uang yang disimpan di rumah Rp 150 triliun. Sekarang baru tercatat. Bayangin aja Rp 150 triliun gimana ngantonginnya? Ini fakta,” ujar Ken saat membuka se-
minar di Kantor Hipmi, Jakarta, Kamis (6/10). Selama ini, masyarakat Indonesia, terutama di desadesa, dikenal masih gemar menyimpan uangnya di rumah ketimbang di bank. Rendahnya akses ke perbankan menjadi salah satu penyebabnya. Seperti diketahui, total harta yang dilaporkan hingga pengujung September lalu sudah lebih dari Rp 3.500 triliun. Menurut Ken, total harta dalam bentuk uang tunai dan deposito yang dilaporkan melalui program tax amnesty mencapai Rp 1.000 triliun. Deklarasi harta yang berasal dari dalam negeri
Sekarang baru tercatat. Bayangin aja Rp 150 triliun gimana ngantonginnya? Ini fakta Ken Dwijugiastiadi Direktur Jenderal (Ditjen) Pajak
masih mendominasi. Hingga saat ini, wajib pajak orang pribadi yang ikut tax amnes-
KLIK ! banjarmasinpost.co.id
ty baru sekitar 333.091 dengan rincian dari wajib pajak orang pribadi karyawan sebanyak 162.876 dan wajib pajak orang pribadi non-karyawan sebanyak 170.125. Sementara itu, wajib pajak badan yang sudah melaporkan SPH mencapai 89.301 atau 7,35 persen dari 1.215.417 yang sudah melaporkan surat pelaporan tahunan (SPT) kepada Ditjen Pajak. Ia juga memastikan, mayoritas harta luar negeri yang ditarik ke Indonesia melalui program pengampunan pajak berasal dari Singapura. “Makanya Singapura agak kelabakan juga karena kalau banyak likui-
ditas ditarik ke sini mereka goyang juga,” ujar Ken. Hingga periode satu tax amnesty berakhir pada 30 September 2016, total deklarasi luar negeri mencapai Rp 952 triliun. Dari total tersebut, sebanyak Rp 652,03 triliun diantaranya atau sekitar 68,51 persen berasal dari Singapura. Sedangkan dari total dana yang ditarik ke Indonesia sebanyak Rp 137 triliun, sekitar 57,7 persen atau Rp 79,1 triliun berasal dari Singapura. Seperti diketahui, Singapura merupakan negara yang paling digemari warga negara Indonesia untuk
memarkir harta-hartanya. Berdasarkan data yang didapatkan pemerintah dari kajian salah satu konsultan internasional, harta WNI disimpan yang di luar negeri mencapai 250 miliar dollar AS, atau sekitar Rp 3.250 triliun. Dari angka itu, 200 miliar dolar AS atau Rp 2.600 triliun disimpan di Singapura. Rinciannya, sekitar 50 miliar dollar AS atau sekitar Rp 650 triliun disimpan dalam bentuk non-investasi atau aset dalam bentuk real estat. Sedangkan sisanya sebesar 150 miliar dollar AS atau sekitar Rp 1.950 triliun diinvestasikan dan
Pelaksanaan tax amnesty tahap 2
disimpan dalam bentuk deposito, surat berharga, atau saham. Sejak program tax amnesty dijalankan, pemberitaan seputar upaya Singapura menjegal program tersebut sangat kencang. Terakhir, bank-bank Singapura melaporkan nasabahnya yang ikut program tax amnesty kepada pihak Kepolisian setempat. (tribunnews/kontan)
Cari Basis Pajak DARI hasil pelaporan harta tax amnesty, pemerintah mulai menyisir potensi penambahan objek pajak baru. Ditjen Pajak berharap hasil amnesti pajak akan memperluas basis pajak mulai tahun depan, sehingga potensi penerimaan pajak meningkat. Direktur Potensi Kepatuhan dan Penerimaan Pajak Yon Arsal mengatakan, tidak semua harta yang dilaporkan otomatis jadi objek pajak baru. “Kami akan menganalisa dalam minggu ini,” katanya, Rabu (5/10). Dalam analisis ini, Ditjen Pajak juga akan memastikan setiap harta yang dilaporkan menimbulkan kegiatan ekonomi baru. Dengan aktivitas ekonomi baru ini, potensi objek pajak baru juga bertambah. Yon mencontohkan, harta yang bisa menjadi objek pajak baru adalah uang kas yang tadinya disimpan di brankas, kemudian setelah dideklarasikan disimpan di bank. Selain kas, harta jenis investasi dan surat berharga juga bisa menjadi
sumber basis pajak baru. Apalagi dua jenis harta tersebut yang paling besar dideklarasikan dalam periode pertama amnesti pajak. Harta kas dan setara kas sebesar Rp 1.376,48 triliun dan investasi dan surat berharga sebesar Rp 1.016,04 triliun. Direktur Eksekutif Center for Indonesian Taxation Analisis (CITA) Yustinus Prastowo bilang, dari lima jenis harta itu, diperkirakan hanya sebagian kecil yang menjadi objek pajak baru. Diantaranya adalah kas dan setara kas yang berasal dari deklarasi luar negeri. Begitu juga untuk harta investasi dan surat berharga dari luar negeri. Sebab jika dari deklarasi dalam negeri sudah dikenai pajak. Sementara harta jenis harta tidak bergerak dan barang berharga akan menjadi objek pajak baru jika dijual atau berpindah kepemilikan. Begitupun harta yang bergerak, sehingga butuh pengawasan dari otoritas pajak atas harta-harta tersebut. (sen/ kps/ktn)
Tambahan Modal untuk Bank Kalsel BANJARMASIN, BPOST - Bank Kalsel akan mendapatkan tambahan modal dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan. Total modal tambahan yang akan diberikan tersebut sekitar Rp 10 miliar. Hal itu disampaikan Gubernur Kalimantan Selatan H Sahbirin Noor saat menjelaskan raperda penambahan penyertaan modal Pemprov Kalsel kepada Bank Kalsel pada rapat paripurna DPRD setempat di Banjarmasin, Kamis (6/10). Namun, kata Sahbirin, penambahan penyertaan modal kali ini bukan berupa uang, melainkan dalam bentuk aset daerah bernilai sekitar Rp 10 miliar. “Dengan penambahan Rp 10 miliar lebih itu, penyertaan modal pemprov kepada Bank Kalsel berjumlah Rp 360 miliar lebih,” ujarnya. Menurut Sahbirin, penyertaan modal dalam bentuk aset tersebut untuk mengoptimalkan pemanfaatan aset. “Dasar hukum pemanfaatan aset atau penyertaan modal
pemprov dalam bentuk aset, yaitu Undang Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, serta Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 19 tahun 2016 tentang Pengaturan Pengalihan Barang,” tuturnya. Sebelumnya, pemprov pernah menambah penyertaan modal dalam bentuk aset kepada Bank Kalsel, yaitu sebuah bangunan eks Kantor Badan Koordinasi Penanaman Modal Daerah (BKPMD) provinsi di Jalan Pangeran Samudera Banjarmasin. Selain itu, sebuah bangunan yang merupakan aset pemprov di Jalan A Yani Km 34 Kota Banjarbaru yang kini menjadi kantor pelayanan Bank Kalsel. “Kita berharap dengan penambahan penyertaan modal tersebut Bank Kalsel dapat semakin ekspansif dan meningkatkan usaha yang bermanfaat bagi pembangunan daerah dan masyarakat setempat,” ucapnya. (kontan/ant)
0710/B03
4
Tribun Forum
JUMAT
7 OKTOBER 2016
banjarmasinpost.co.id
Kendala Pemutakhiran Data BPS PADA Undang Undang Dasar 1945 pasal 31 sudah disebutkan bahwa setiap warga negara berhak mendapatkan pendidikan, juga berkewajiban mengikuti pendidikan dasar dan pemerintah wajib membiayainya. Pendidikan dasar sembilan tahun menjadi kawajiban semua pihak untuk mengikuti dan melaksanakannya. Setiap warga negara paling tidak harus memiliki tingkat pendidikan minimal hingga pendidikan hinga sekolah menengah pertama (SMP). Berbagai program pun telah dilaksanakan mengikuti Program Wajib Belajar Sembilan Tahun yang diluncurkan sejak 2013. Seperti Penyaluran Biaya Operasional Sekolah (BOS) hingga Program Indonesia Pintar yang diluncurkan pada November 2014 lalu. Program terakhir merupakan penyempurnaan dari program Bantuan Siswa Miskin (BSM). Melalui program ini, anak-anak yang masuk usia sekolah dari keluarga tidak mampu mendapat bantuan uang tunai secara reguler dari pemerintah melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP). Nah, hingga Septermber 2016 ini, ternyata program tersebut tidak sepenuhnya mampu menyentuh sasaran, atau malah salah sasaran. Seperti penelusuran Banjarmasin Post yang diterbitkan Kamis (6/10), ternyata masih banyak warga miskin yang tak mengenal apa itu KIP. Ketidaktepatan sasaran penerima KIP pun diakui Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Muhadjir Effendy. Program itu baru menjangkau 60 persen sasaran sejak diluncurkan dua tahun lalu. Penyebabnya, distribusi KIP hanya menggunakan data Badan Pusat Statistik 2011, yang kemudian diperbarui dengan data 2012. Hal itu tidak membuat data yang digunakan betul-betul up to date. Dari pengakuan menteri tersebut bisa diketahui kalau Program Indonesia Pintar tak akan bisa memenuhi keinginan seperti yang digembar-gemborkan, membuat generasi penerus bangsa ini menjadi orang pintar. ‘Ketidakbecusan’ menjalankan program seperti di atas sehingga tak pernah berjalan sesuai harapan, memang menjadi momok bagi negeri ini. Tengok saja beberapa program lain seperti Beras bagi keluarga miskin dan Konversi subsidi minyak tanah. Data lemah. Tidak adanya pembaruan data juga membuat pelaksanaan sebuah program menjadi kacau. Pemutakhiran data oleh Biro Pusat Statistik menjadi keharusan dalam menentukan dasar saat menentukan sasaran sebuah program. Setiap saat tentu akan ada warga yang meninggal, lahir, pindah tempat tinggal atau berubah pekerjaan. Hal itu yang membuat validasi data menjadi faktor penting dalam menentukan sasaran sebuah program. Terlepas belum sempurnanya Program Indonesai Pintar, jelas tindakan pemerintah melaksanakan amanat UUD 1945 harus mendapat dukungan dari semua pihak. Ke depan, diharapkan pemutakhiran dari oleh BPS membuat pelaksanaan program pemerintah, apa pun bentuknya, bisa lebih akurat dan menjangkau setiap warga yang menjadi sasarannya. (*)
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
“Jadikanlah akhiratmu sebagai modalmu dan jadikan duniamu sebagai keuntunganmu. Gunakanlah seluruh waktumu untuk menghasilkan akhiratmu. Lalu apabila dari waktumu itu ada sedikit yang masih tersisa maka gunakanlah untuk berusaha dalam urusan duniamu dan mencari penghidupanmu” Abdul Qadir Jaelani (1077–1166 M) Ulama fiqih dan dianggap wali dalam dunia tarekat dan sufisme. NET
Memahami Esensi Hijrah K
ITA memasuki tahun baru 1438 Hijriah. Dr Abdul Malik Mansur Hasan berkata, hijrah Rasulullah SAW secara nyata telah membentuk awal periode baru bagi Islam dan umat Islam serta mencerminkan penanda yang berbeda dalam sejarah umat manusia secara umum. (Ensiklopedi Sirah Nabi Muhammad SAW, jilid 3, hal.80). Nabi SAW dan umat Islam hijrah dari Makkah ke Yasrib, yang kemudian kota itu dijuluki Al-Madinah AlMunawwarah. Ditemani Abu Bakar keduanya lolos dari kepungan di rumahnya, lalu singgah di gua Tsur. Hampir saja kafir Quraisy menemukan mereka, jika tidak mendapati burungburung merpati dan labalaba di pintu gua. Ketika menuju Madinah mereka hampir terkejar oleh Surakah, tetapi Allah SWT menolong mereka. Ini terjadi pada 26 Shafar tahun ke-13 / 14 kenabian, bertepatan 622 M. Rombongan Rasulullah SAW berhenti di Kuba, 8 Rabi’ul Awwal, empat hari kemudian beliau menuju Yasrib (Madinah). Peristiwa ini diabadikan
IST
KH Husin Naparin Lc MA Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia Provinsi Kalsel
Di samping itu, pemikiran materialis keduniaan melekat erat di benak mereka, sukar dihapuskan dan mereka tidak mau tahu pemikiran akhirat
dan dikenang. Kira-kira tujuh belas tahun kemudian, pada masa pemerintahan khalifah Umar bin Kattab, dibuatlah kalender penanggalan Islam; beranjak dari peristiwa bersejarah ini, dinamailah kalender hijriah. Pada saat para da’i berkauk-kauk mengingatkan betapa pentingnya hijrah dan mengajak umat untuk menggunakan kalender hijriah; kita dikagetkan oleh berita yang membuat hati menjadi miris, yaitu: “Arab Saudi hari ini (2/10/2016) menyatakan beralih ke Kalender Gregorius (Kalender Masehi) setelah Kerajaan itu menggunakan Kalender Islam (Hijriyah) sejak Arab Saudi berdiri pada 1932, lapor Al Arabiya. Langkah ini terutama mencakup departemen pemerintah, yang pegawainya menerima gaji lebih kecil dibandingkan yang biasa mereka terima, kata Xinhua, Minggu malam. Sebabnya adalah Tahun Hijriyah 15 hari lebih singkat dibandingkan dengan Tahun Gregorius. Keputusan itu diambil setelah pekan lalu Kabinet mengumumkan pemotongan gaji para menteri dan anggota Syura (dewan pena-
sihat). Itu adalah bagian dari paket penghematan, termasuk pembatalan dan perubahan tunjangan dan insentif, seperti pembatalan bonus tahunan. Arab Saudi telah melakukan serangkaian langkah guna menangani kemerosotan harga minyak di pasar dunia.” (Riyadh, ANTARA News) Bila kita cermati, ditinggalkannya kalender hijriah adalah atas pertimbangan materi, dengan kata lain duniawi, “Mereka hanya mengetahui yang lahir (saja) dari kehidupan dunia; sedang mereka tentang (kehidupan) akhirat adalah lalai.” (QS Ar-Rum 7). Inilah yang terjadi. A Rahman Habsy berkata, “bukti dominasi dan pengaruh Barat cukup kuat. Fakta ulama tak mampu mempengaruhi kerajaan.” Masa terus berlalu, dan zaman terus berputar tak pernah henti. Marilah kita coba memahami esensi hijrah dari pintu yang lain. Esensi hijrah dalam Islam, hijrah memang ada dua macam : Pertama, hijrah hissiyyah (hijrah fisik dengan berpindah tempat), dari darul
khauf (negeri yang tidak aman dan tidak kondusif) menuju darul amn (negeri yang relatif aman dan kondusif), seperti hijrah dari Kota Makkah ke Habasyah (Ethiopia) dan dari Makkah ke Madinah. Kedua, hijrah ma’nawiyyah (hijrah nilai), yakni, dengan meninggalkan nilainilai atau kondisi-kondisi jahiliah untuk berubah menuju nilai-nilai atau kondisikondisi islami, seperti dalam aspek akidah, ibadah, akhlak, pemikiran dan pola pikir, muamalah, pergaulan, cara hidup, kehidupan berkeluarga, etos kerja, manajemen diri, manajemen waktu, manajemen dakwah, perjuangan, pengorbanan, serta aspek-aspek diri dan kehidupan lainnya sesuai dengan tuntutan keimanan dan konsekuensi ke-Islaman. (A. Rahman Al-Habsyi, Forum Pengingat Akhirat). La hijrata ba’da fathi makkah, walakin al-hijratu niyyah wa jihad, tidak ada lagi hijrah fisik sesudah dibebaskannya kota Makkah, tetapi hijrah adalah komitmen (niat) dan perjuangan (jihad). Apakah yang telah kita persembahkan kepada Islam dan umatnya? (*)
Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 1.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening, fotokopi KTP, dan foto diri. Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih. Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu. Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail: redaksi@banjarmasinpost.co.id Penerbit : PT Gra ka Wangi Kalimantan SIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) Direktur Utama : Herman Darmo HG (P) Rusdi Effendi AR Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR
Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Musyafi' Wakil: Harry Prihanto Pj Manajer Peliputan: M Royan Naimi Asisten Manajer Peliputan: M Yamani Pj Manajer Produksi: R Hari Tri Widodo Asisten Manajer Produksi: M Taufik, Agus Rumpoko Manajer Redaksi: H Irhamsyah Safari Redaktur: Elpianur Achmad, Mulyadi Danu Saputra, Anjar Wulandari, Mahmud
M Siregar, Mohammad Choiruman, Aya Sugianto, Budi Arif RH, Syamsuddin, Siti Hamsiah, Ernawati, Mustain Khaitami Asisten: Idda Royani, Alpri Widianjono, Kamardi, Rendy Nicko Ramandha, M Risman Noor Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Eka Dinayanti, Sudarti, Halmien Thaha, Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar, Murhan, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Sofyar Redhani (kabiro), Hari Widodo, Ratino, Salmah Saurin, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi, Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Restudia, Yayu Fathilal, Aprianto, Frans Rumbon, Nurholis Huda, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani, Akhmad Rizky Abdul Ghani, Milna Sari, M Fadli Setia Rahman, Muhammad Elhami. Fotografer: Kaspul Anwar Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima, Imam Wahyudi. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012) Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext. 402, 405 Bagian Iklan: Ext. 113, 114 Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Rungkut Industri III No. 68-70 Surabaya 60293 Telp (031) 841000, Fax (031) 8414024 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 TARIF IKLAN: Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris. Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan 1 Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% Harga Langganan: Rp 75.000/bulan Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan
WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER
TELEPON PENTING BANJARMASIN PLN Kalselteng 4772520, 4772633, 4772261, 4772564 PLN Cabang Banjarmasin 3359050 PDAM Bandarmasih 3253617 PDAM Intan Banjar 4772061, 4782004 PDAM Barito Kuala 4799013 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjarmasin 4367171, 3360010 Kabupaten Banjar 6292009 Dinas Kesehatan Kalsel 3355661, 4364646 Dinas Kesehatan Banjarmasin 304863, 365177, 304803 Dinas Kesehatan Banjarbaru781588, 781588 Dinas Kesehatan Banjar 721203, 722387
Dinas Pendidikan Kalsel 363885, 363885, 353913 BANJAR Polsek Gambut 9243900 Kodim Martapura 4721488 Posko BPDB 4721113 RSUD Ratu Jalecha 4769454 BANJARBARU Polres Banjarbaru 2772266 RSUD Banjarbaru 4772380 Polsek Banjarbaru Kota 4772533 Polsek Banjarbaru Timur 7571543 Polsek Banjarbaru Barat 4705210 Koramil Banjarbaru 4772437 RS Syamsudin Noor 4705118
Guru SD Belum Bisa KPE TAPIN - Apa kabar Kartu Pegawai Elektronik untuk guru-guru SD di Kab. Tapin. Bagaimana guru-guru SD belum kawa menggunakan KPE. Sampai kiamatkah kada bisa dipakai. Maka ada hadiahnya jar. Tolong kepala dinas ini dibereskan. Instansi lain sudah menggunakan, cuma guru SD haja yang belum. Mun alasannya ada yang minta gajinya langsung, kada usah diumpatakan SD yang bersangkutan. Tunggu bila sudah normal, hanyar diumpatakan. 081331551619 TANGGAPAN: MEMANG guru-guru SD di Kab. Tapin gajinya belum melalui rekening bank, jadi belum bisa menggunakan Kartu Pegawai Elektronik (KPE). Dinas Pendidikan telah melakukan pembayaran gaji melalui rekening bank secara bertahap, guru-guru TK, staf TU dan guru-guru SMPN, staf TU dan guru-guru SMAN dan SMKN, dan rencana seterusnya ke semua guru-guru SDN se kabupaten Tapin. Untuk ini akan dibenahi dulu
IST
prosesnya sampai ke SDM Dinas Pendidikan. Sesuai rencana kami, akhir 2016 ataupun awal 2017 kami akan bertahap memasukkan gaji guru-guru SDN ke rekening bank, disamping itu kami akan meminta ke pihak bank untuk memenuhi dulu fasilitas di semua kecamatan di kabupaten Tapin berupa per kecamatan minimal ada 1 (satu) mesin ATM. Demikian yang dapat kami sampaikan, terima kasih atas perhatiannya. DRS H JUWAINI, MPD Kepala Disdik Kabupaten Tapin
Membahayakan Ada Lubang di Jalan TANAH LAUT - Kepada Yth. Instansi terkait. Kami para pengguna jalan raya Pelaihari - Kintap dan sebaliknya memohon agar diadakan perbaikian sedikit ruas jalan di daerah Asam Asam, karena terdapat lubang yang lumayan besar dan dalam. Sementara ini lubang tersebut hanya ditimbun dengan pasir dan batu kecil. Lubang tersebut sangat membahayakan bagi para pengendara terutama pengendara yang tidak atau belum terlalu hapal dengan kondisi jalanan asam asam. Mohon segera ditindaklanjuti. 08258781009 TANGGAPAN: TERIMA KASIH informasinya dan mohon maaf atas ketidaknyamanannya. Perlu kami sampaikan, lubang tersebut kemarin ditutup sementara dengan agregat karena menunggu produksi aspal. Lubang tersebut sesegeranya akan kami tutup denga aspal, demikian tanggapan dari kami, terimakasih.
BANJARMASIN POST GROUP/APUNK
TONGKANG TERBALIK - Sejumlah orang sedang berupaya mengevakuasi kapal tongkang
yang terbalik di sekitar sungai Martapura, Banjarmasin, tepatnya di depan pembangunan siring sungai di Jalan Sungai Baru, Kamis (6/10). Tongkang pengangkut material pembangunan siring ini sudah beberapa hari terbalik.
Benahi Terminal Pal 6 BANJARMASIN - Yth. Pemprov Kalsel dan instansi terkait. Pabila jua terminal pal 6 bujur-bujur berfungsi. Kami lihat pangkalan bus masih tetap di luar terminal lebih sepuluh tahun parkir di situ. Apa kada kasian wan ampun ruko nang di belakangnya tuh, kada kawa dipakai, barapa kerugian ampunnya. Pemko atau Pemprov rugi jua kadada pamasukan dari pajak toko itu. Pemandangan jua kumuh kios-kios di belakang bus tu. Lakasi ancapi Paai diberesakan, jangan talalu lawas. Maaf pak lah. 085386671842 TANGGAPAN: TERMINAL KM 6, Insya Allah nanti kita ope-
IST
DRS H SUFIAN AH, MM Kadishubkom dan Informatika Kalsel
RTH Alun-alun Diperluas BANJAR - Kepada pihak terkait, alangkah baiknya alun-alun Ratu Zaleha Martapura, RTH-nya diperluas sampai ke lahan milik Kodim, ketimbang kumuh dan tak terawat serta angker. Mohon keikhlasan pihak Kodim menghibahkannya. Kasihan kota Martapura jadi Kota Kumuh. 082357623908
IR MUTAAL BADRUN Kepala Satker PJN Wilayah I Kalsel
TANGGAPAN: TERIMA KASIH atas informasi dan sarannya. Mengenai permintaan untuk diperluas RTH Ratu Zalecha hingga ke lahan milik Kodim, karena terlihat kumuh dan tak terawat tersebut akan kami sampaikan kepada pihak terkait. Dimohon kesabarannya agar dapat ditindaklanjuti dengan segera.
PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui S SMS ke nomor 0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda).
Nomor telepon pengirim dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.
rasikan dan benahi mulai Januari 2017. Karena tahun ini kita belum sempat menganggarkan, dan kita bentuk tim nanti untuk menginventarisasi semua yang ada di dalam terminal termasuk yang bapak sebutkan tadi.
RAKHMAT DHANY Kabag Humas Kabupaten Banjar IST
Inter-nas banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT
7 OKTOBER 2016
likes: BPost Online
5
WNI Aman dari Topan Chaba
Badai Matthew Tewaskan 20 Orang Lebih KOREA, BPOST - Topan Chaba, yang digambarkan seperti badai tsunami, mengamuk di selatan Korea. Ombak setinggi delapan meter menerjang Kota Busan. Bencana itu terjadi sejak Selasa (4/10), dan pulau wisata Jeju turut terdampak
Topan Chaba. Topan Chaba telah merusak sejumlah bangunan dan menewaskan sebanyak lima orang. Hujan lebat yang tak henti menghujam Busan dan Ulsan, juga menimbulkan banjir bandang di kotakota tersebut.
ISTIMEWA/TRIBUN
PORAK PORANDA
- Topan Chaba yang mirip tsunami dimana ombak setinggi delapan meter, melanda Korea, khususnya Busan dan Ulsan. Akibat topan ini, sejumlah angunan Ombak setinggi delapan meter menerjang Kota Busan sejak Selasa (4/10).
Dari sejumlah dokumentasi yang tersebar, Busan dikatakan tampak seperti daerah yang baru saja diterjang tsunami. Sementara itu, sejak kemarin Kedutaan Besar Republik Indonesia di Seoul terus memantau perkembangan dampaknya. “Kita berkomunikasi dengan teman-teman di Pulau Jeju. Dikabarkan tambaktambak yang menjadi lahan pekerjaan para TKI nyaris ludes disapu sang topan,” ujar Minister Counsellor KBRI, M Aji Surya, dalam keterangan yang diterima Tribunnews. com, Kamis (6/10). Akibat Topan Chaba, sejumlah bangunan runtuh. “Tapi sejauh ini tidak terdengar adanya korban dari WNI,” kata Aji lalgi. Topan Chaba juga melanda daerah pantai Tongyeong, dekat Kota Busan. Akibat topan ini hampir semua TKI tidak melaut. Tak kurang
tujuh persen TKI di Korea bekerja sebagai ABK kapal ikan dan pekerja tambak. Tim Konsuler KBRI Seoul mengontak pemerintah setempat untuk mengetahui apakah ada korban dari WNI. Hasilnya sampai Kamis siang nihil. KBRI Seoul terus berjaga melihat perkembangan.
STORY HIGHLIGHTS Tak menutup kemungkinan akan mengirimkan satu tim ke Pulau Jeju untuk mengetahui masalah di lapangan. Badai Matthew Sementara Badai Matthew yang melanda wilayah Kepulauan Karibia telah menewaskan lebih dari 20 orang. Daerah yang paling terdampak adalah Haiti, sebuah
negara termiskin di kawasan Amerika. Hujan lebat dan angin kencang memicu musibah banjir bandang dan lumpur di beberapa titik di Haiti, Kamis (6/10). “Situasi di kota-kota besar yang kami pantau sangat kacau,” ucap Presiden Haiti Jocelerme Privert. (tribunnews)
z Topan Chaba di Korea
mengakibatkan 5 orang tewas z Dua kot diterjang Topan Chaba yakni Bulsan dan Ulsan z Belum ada laporan WNI yang tewas dalam insiden tersebut.
0710/B05
6
0710/B06
JUMAT JUMAT
JANUARI2016 2016 715 OKTOBER
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
JUMAT JUMAT
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
157 JANUARI OKTOBER 2016 2016
7
0710/B07
8
0710/B08
JUMAT MINGGU
17 JANUARI2016 2016 7 OKTOBER
Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Tribun Borneo banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT
7 OKTOBER 2016
likes: BPost Online
9
Tinghui Mungkin Sewa Pengacara Top AMUNTAI, BPOST - Diam-diam terpidana Supian Sauri alias Tinghui mengajukan banding atas vonis sembilan tahun yang dijatuhkan oleh majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Amuntai pada Kamis (29/9) lalu. Wakil Ketua PN Amuntai, Jamser Simanjuntak mengatakan, Tinghui telah mengajukan banding pada Rabu (5/10). Itu artinya pengusaha farmasi yang dihukum atas kasus kepemilikan 1,5 juta butir obat Daftar G, jamu ilegal dan alat bantu seks tersebut, mengajukan memori banding sehari sebelum batas waktu. “Saat pengajuan, dia tidak didam-
pingi oleh pengacara,” ujar Jamser. Atas upaya itu, maka pihak PN Amuntai wajib segera menyerahkan berkas banding kepada Pengadilan Tinggi Kalimantan Selatan yang berkantor di Banjarmasin. Jamser mengungkapkan, saat sidang lalu Tinghui didampingi pengacara yang ditunjuk oleh negara, yakni Sanusi SH . Bahkan pada sidang pertama, pemilik Apotek Ceria di Amuntai itu menyatakan tak mau menggunakan pengacara. Sementara itu, Sanusi saat dihubungi BPost melalui telepon, menegaskan dia sudah tidak lagi mendampingi Tinghui pasca-
vonis yang delapan kali lebih tinggi dibanding tuntutan jaksa, yakni 1 tahun. “Memang saya ada diminta oleh dia untuk mendampingi kembali. Namun saya sarankan mencari pengacara lain,” tutur Sanusi. Dia menambahkan, kemungkinan Tinghui didampingi oleh pengacara yang saTINGHUI ngat berpengalaman. (nia) BPOST GROUP/DOK
ADVERTORIAL
Ribuan Warga HST Berzikir Bersama Majelis Nurul Latif z Digelar Pemkab, Sambut Tahun Baru Islam 1438 Hijriah BPOST GROUP/DOK
AREA TAMBANG - Kondisi satu kawasan tambang batu bara PT Adaro di Kalsel.
Sudah Bayar Jaminan Pascatambang TANJUNG, BPOST - Aktivitas penambangan yang dilakukan PT Adaro Indonesia di Kalimantan Selatan sudah berlangsung lebih dari 20 tahun. Mulai masuk tahap komersil sejak 1992. Tentunya saat ini sudah ada beberapa lokasi yang menjadi kawasan pascatambang produksi batu bara. Baik di wilayah Kabupaten Tabalong maupun Balangan. Agar lokasi tersebut tidak menimbulkan dampak yang merugikan, terutama bagi lingkungan dan masyarakat setempat, maka pihak Adaro melakukan perencanaan pengelolaan. External Relations Division Head PT Adaro Indonesia, Rizki Dartaman, menjelaskan, rencana pascatambang Adaro disiapkan melalui dokumen Rencana Pasca Tambang (RPT). “Itu sudah disetujui oleh pemerintah,” ujar Rizki melalui penjelasan tertulis. Selain melalui dokumen RPT, Adaro juga melakukan pembayaran jaminan pascatambang. “Dua hal tersebut merupakan wujud komitmen yang konkrit dari kami” kata dia. Masih menurut Rizki, untuk lokasi pascatambang
STORY HIGHLIGHTS z Sudah lebih 20 tahun PT Adaro Indonesia beroperasi di z z z z
Kalsel, khususnya Tabalong dan Balangan Mereka mulai memasuki tahap komersil sejak 1992 Pihak humas perusahaan itu menyatakan beberapa lokasi yang menjadi kawasan pascatambang produksi batu bara Terkait itu, perusahaan tersebut mengklaim telah punya dokumen Rencana Pasca Tambang (RPT) dan melakukan pembayaran jaminan pascatambang Di area pascatambang itu Adaro memetakan potensi pemanfaatan lahan.
dari Adaro sesuai RPT yang ada, adalah seluruh area proyek Adaro. Namun dilakukan secara bertahap, sesuai rencana penambangan yang dilakukan. Dalam melakukan pengelolaan pascatambang, ada beberapa program yang dilakukan. Seperti penempatan jaminan pascatambang, reklamasi dengan tujuan memulihkan serta memperbaiki kualitas lingkungan dan ekosistem agar berfungsi sebagaimana peruntukannya. Kemudian, di area pascatambang itu Adaro juga memetakan potensi pemanfaatan lahan, sehingga akan ada mucul zonasasi di wilayah tersebut.
Zonasenya meliputi zona hutan reklamasi, zona wisata, zona ekonomi dan sosial hingga zona keanekaragaman hayati. Tujuan dari semua itu adalah sebagai bagian pengembangan dan pemberdayaan masyarakat pascatambang yang mandiri. Dia menambahkan, untuk saat ini wilayah pascatambang yang telah dikelola sejak beberapa tahun lalu sudah sudah dilakukan di sebagian area pit Paringin. “Area itu ditetapkan sebagi model pasca tambang Adaro,” sebut Rizki. Lokasi pascatambang tersebut, hingga sekarang banyak dijadikan objek studi banding oleh berbagai pihak. (dny)
SEKITAR 5000-an warga, terdiri atas kelompok-kelompok habsi dan unsur masyarakat Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST) mengikuti kegiatan Gema Murakata Bershalawat, Sabtu 1 Oktober 2016 lalu, di Taman Dwi Warna Barabai. Kegiatan selawat dan zikir itu diselenggarakan Pemkab HST, dalam rangka menyambut tahun baru Islam 1438 Hijriah. Pemkab bekerja sama dengan Majelis Shalawat Nurul Latif binaan Bupati HST H Abdul Latif. Adapun temanya “Merapatkan Barisan, Menyatukan Hati untuk Mencintai Rasulullah SAW dengan Menggemakan shalawat di Bumi Murakata.” Yazid Fahmi, Ketua Majelis Nurul Latif menuturkan, kegiatan selawat dan zikir itu dipimpin oleh Sayyid Muhammad Nuh Al Ayderus yang juga merupakan Pembina Majelis Shalawat Nurul Latif. Acara dimulai pembacaan ayat-ayat suci Alquran dan syair-syair habsi. Dilanjutkan tausiah secara bergantian selama tujuh menit oleh perwakilan habaib, pimpinan pondok pesantren, perwakilan organisasi Muhammadiyah, dan ketua Nahdhatul Ulama. Wakil Bupati HA Chairansyah mengatakan, sesuai janji sebelum terplilih sebagai kepala daerah, bupati ingin
ISTIMEWA
BUPATI HST H Abdul Latif dan Ketua DPRD H Saban Effendi, berbaur bersama warga dan para habaib, melantunkan selawat dan zikir dalam rangka malam menyambut tahun baru Islam, Sabtu (1/10) lalu. srlawat kepada nabi dan rasul selalu bergema di Bumi Murakata, agar HST menjadi daerah yang diberkahi. Sementara itu, majelis Shalawat Nurul Latif resmi diberi nama oleh ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) HST, H Wajihuddin Shaleh pada kegiatan di taman Dwiwarna tersebut. Disebutkan, nama Nurul Latif merupakan pemberian dari Guru Bakhiet, pengasuh Ponpes Nurul Muhibbin. Wajihuddin Shaleh menjelaskan, kata nurul dalam bahasa Arab berarti cahaya dan kata Latif berasal dari
akar kata la-tha-fa, yang bermakna lembut, halus dan bila digabungkan berarti cahaya yang lembut. “Semoga keha-
diran majelis ini membangkitkan gairah masyarakat HST mencintai Rasulullah,” harap dia. (*)
TAUSIAH oleh Ketua MUI HST, H Wajihuddin Shaleh.
0710/B09
Tribun Borneo 10
JUMAT
7 OKTOBER 2016
Kapolda Sebut Pelaku Punya Motif Komersil
Ratusan Detonator Raib dari Gudang BANJARMASIN, BPOST Ratusan alat pemicu bahan peledak atau detonator milik PT Adaro Indonesia, raib dari gudang yang berada Desa Padang Panjang, Kecamatan Tanta, Kabupaten Tabalong. Diperkirakan hilangnya pada Rabu (5/10) subuh, saat hujan mengguyur sebagian besar wilayah di Kabupaten Tabalong. Pihak kepolisian langsung merespons. Kapolda Kalsle Brigjen Erwin Triwanto langsung berangkat ke Tabalong mengecek hal ini pada Kamis (6/10) siang. Dia juga membentuk tim khusus beranggotakan personel pilihan dari Direktorat Kriminal Umum, Direktorat Intelkam, Ditkri-
STORY HIGHLIGHTS z Ratusan detonator milik z
z z z
Advertorial
PT Adaro Indonesia hilang Ada dugaan dicuri orang dari gudang pada Rabu (5/10) subuh Saat itu hujan deras dan listrik mati Tim khusus Polda Kalsel sedang menangani kasus ini Hingga tadi malam belum ada petunjuk berarti
ISTIMEWA
KAPOLRES Tabalong AKBP Zuhdi Batubara saat menerima penghargaan dari bupati Tabalong
Wujudkan Kesadaran Tinggi dalam Berlalu Lintas z Kapolres Tabalong Terima Penghargaan dari Bupati
Lampu sedang mati. Kondisi ini yang tampaknya dimanfaatkan pelaku Brigjen Erwin Triwanto Kapolda Kalsel
musus dan Polres Tabalong. Sejak kemarin, regu gabungan itu berada di Tabalong dan sekitarnya untuk menelusuri kejadian yang mengejutkan tersebut. Menurut sumber BPost, sejak Selasa (4/10) malam hingga Rabu (5/10) subuh, hujan deras sekali di Bumi Sarabakawa. Diduga saat itulah terjadi pencurian detonator tersebut melalui lubang angin atau ventilasi. Kapolda Brigjen Erwin Triwanto yang dikonfirmasi, Kamis (6/10) sore, tak menampik mengenai hilangnya ratusan detonator milik PT Adaro itu. “Saat ini kami masih lidik,” kata kapolda. Disinggung apakah ada celah yang mungkin dimanfaatkan oleh pencuri dari pengamanan gudang bahan peledak tersebut, kapolda menyatakan sejauh ini penjagaan cukup ketat. “Tetapi waktu itu, selain
hujan, lampu sedang mati. Kondisi ini yang tampaknya dimanfaatkan pelaku,” ucap kapolda. Lebih jauh dia menegaskan, yang hilang adalah detonator, bukan bahan peledak. Alat tersebut (detonator) perlu alat tertentu lagi untuk melakukan peledakan. “Mungkin ada motif komersil,” sebut kapolda. Sementara itu, Manajemen PT Adaro Indonesia yang dikonfirmasi pada Kamis (6/10) malam, memberikan keterangan melalui External Relations Departemen Head, Rizki Dartaman. “Benar, Selasa 4 Oktober 2016 malam atau Rabu, 5 Oktober 2016 dini hari telah terjadi kehilangan barang operasional pertambangan Adaro di salah satu warehouse kami. Saat ini kepolisian sedang melakukan penyelidikan,” kata dia singkat. (dwi/dny)
ISTIMEWA
KEGIATAN Police Goes to School menjadi program rutin untuk memberikan edukasi budaya tertib berlalu lintas.
ISTIMEWA
PROGRAM
Polisi Sahabat Anak yang bertujuan mengenalkan sejak dini tertib berlalu lintas.
Advertorial
KABUPATEN Tabalong secara berturut-turut sejak tahun 2011 berhasil meraih Piala Wahana Tata Nugraha (WTN), yang merupakan penghargaan bergengsi tingkat nasional dalam bidang lalu lintas berturut-turut. Prestasi itu hasil kerja sama dan dukung berbagai pihak. Satu yang memiliki andil besar adalah jajaran Polres Tabalong. Terutama terkait peningkatan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas. Hal itu mendapat apresiasi dari Pemkab Tabalong. Wujudnya sebuah penghargaan yang diberikan langsung Bupati Tabalong H Anang Syakhfiani kepada Kapolres Tabalong, AKBP Zuhdi Batubara. Pemberian penghargaan bertepatan puncak HUT ke-71 TNI yang dilaksanakan di halaman Pendopo Bersinar Tanjung, Rabu (5/10) pagi . Kapolres AKBP Zuhdi Batubara, mengatakan, keberhasilan itu berkat peran dan kerja sama pemkab, polres dan masyarakat. Dia menyebutkan, pada bidang transportasi perkotaan, pihaknya bersama dishubkominfo dan organda melakukan pengawasan dan pembinaan kelaikan angkutan umum. “Juga terkait izin trayek dan disiplin awak angkutan umum serta fungsi terminal dan halte sehingga terwujudnya moda transportasi perkotaan yang tertib, lancar, selamat, aman dan efisien,” tutur kapolres. Lalu terkait budaya tertib berlalu lintas, telah dijalankan 13 program berupa pendidikan kepada seluruh lapisan masyarakat. Selanjutnya, kegiatan rekayasa lalu lintas dengan melakukan survei dan kajian jalan serta memberikan rekomendasi kepada instansi terkait untuk
penambahan dan perbaikan fasilitas keselamatan jalan, sehingga dapat membangun dan mewujudkan budaya keamanan dan keselamatan pengguna jalan. Selain itu, dilakukan kegiatan patroli serta pengaturan di daerah rawan macet, rawan pelanggaran dan rawan kecelakaan lalu lintas. Di bidang peran serta masyarakat, adanya ruang bagi masyarakat untuk berperan serta melalui Forum Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Kabupaten Tabalong. Saat ini forum telah bekerja maksimal dengan menjalankan agenda permasalahan di bidang lalu lintas yang dibahas tiap bulan dan mengajukan rekomendasi kepada pembina lalu lintas di tingkat kabupaten Tabalong. Masyarakat dapat berpartisipasi dan terlibat dalam forum untuk mendukung budaya berdisiplin berlalu lintas dan dapat menurunkan angka laka lantas. “Ke depan yang akan dilakukan tetap mendorong dan bekerja sama kepada instansi terkait bidang lalu lintas dan elemen masyarakat untuk dapat mewujudkan amanat dari Inpres nomor 4 tahun 2013 tentag program dekade aksi keselamatan jalan dengan lima pilar,” kata kapolres. Masing-maisng manajemen keselamatan jalan, jalan yang berkeselamatan, kendaraan yang berkeselamatan, perilaku pengguna jalan yang berkeselamatan dan penanganan pra dan pascalaka lantas. “Serta semoga tahun depan bisa ditingkatkan untuk kembali mendapat penghargaanan. Dan pada kesempatan ini, saya mengucapkan DIRGAHAYU KE-71 TNI,” ucap kapolres. (*)
Advertorial
ISTIMEWA ISTIMEWA
Meriah HUT Ke-69 Koperasi di HSU PERINGATAN Hari Ulang Tahun ke-69 Koperasi di Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), berlangsung meriah, Kamis (6/10). Ada beberapa acara digelar, satu di antaranya pasar murah untuk masyarakat yang bertempat di Terminal Kecamatan Babirik. Warga pun langsung menyerbu bahan pokok yang dijual lebih mudah daripada harga pasaran tersebut. Acara puncak HUT Koperasi 2016 tersebut juga dihadiri oleh Bupati HSU, Drs H Abdul Wahid HK MMSi dan Ketua Tim Penggerak PKK HSU, Hj Anisah Rasyidah, serta seluruh kepala dinas dan anggota koperasi se-kabupaten. Abdul Wahid dalam sambutannya mengucapkan selamat atas prestasi dan penghargaan kepada koperasi yang berprestasi. “Koperasi diharapkan mampu memberikan makna dan menjadi badan usaha milik rakyat yang mandiri dan menyejahterakan anggotanya,” ujar bupati. Selain itu, lanjut dia, koperasi juga mampu bersaing menjadi pelaku usaha, asalkan mampu meningkatkan kualitas dan standar produk serta meningkatkan strategi perputaran keuangan. Wahid menambahkan, yang tidak kalah penting adalah meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan jiwa kemitraan koperasi. Adanya bimbingan oleh dinas terkait, diharapkan koperasi mampu meningkatkan akses teknologi agar mampu mengembangkan koperasi secara lebih luas. “Serta meningkatkan kreativitas dan berinovasi terhadap usaha yang digerakkan,” bupati. Dalam acara tersebut juga diisi kegiatan pembrrian penghargaan terhadap 10 koperasi berprestasi, dan penyerahan bingkisan terhadap 11 panti asuhan. Untuk membuka pasar murah, ketua Tim Penggerak PKK HSU menandainya dengan pemotongan tali yang disaksikan oleh seluruh tamu undangan yang hadir. Selanjutnya, Bupati Wahid melihat-lihat bahan pokok yang dijual dan membeli beberapa produks dari masyarakat. (*)
ISTIMEWA
ISTIMEWA
Bupati Arifin Arpan Memotivasi KNPI Tapin BUPATI Kabupaten Tapin, Drs HM Arifin Arpan MM, bagaikan sang motivator. Banyak nasihat, ide dan saran yang dipaparkan dia di hadapan pengurus KNPI Tapin periode 2016-2019 yang dikukuhkan oleh Plt Ketua DPD KNPI Kalsel, Muhammad Radini di Pendopo Balahendang, Rantau, Kamis (6/10). Mantan ketua DPRD Tapin itu berharap kepada KNPI Tapin agar berjalan secara profesional, setiap program harus terkonsep secara baik. “Arah program KNPI Tapin juga harus bisa mendukung program pembangunan di Tapin. Misalnya dalam menciptakan kebersihan kota, menciptakan Tapin yang agamis dan pencegahan narkoba,” sebut Bupati Arifin. Pada bidang ini, imbuh dia,
ISTIMEWA
KNPI Tapin harus bisa mengambil peran. Ketua KNPI Tapin, H Fikri Ramadan mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada bupati dan wakil bupati Tapin yang bisa hadir termasuk seluruh muspida dan jajaran kepala dinas. Adapun pengurus inti KNPI Tapin periode 2016-2019 adalah Ketua KNPI Tapin H Fikri Ramadan, Wakil Ketua Rosidawati, Sekretaris Syahrudi dan Bendahara Dedy Arief Budiman. Hadir dalam acara itu, Wabup Tapin H Sufian Noor, istri Bupati Tapin Hj Ratna Ellyani SIP, Kapolres Tapin AKBP Zulkifli Ismail, Kajari Rantau Anik Anifah, Ketua MUI Tapin H Hamdani, sejumlah kepala dinas dan rombongan KNPI Banjar, KNPI Balangan. (*)
Tribun Kronika banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT
7 OKTOBER 2016
likes: BPost Online
11
Menag Minta Jangan SARA z 101 Daerah Laksanakan Pilkada Serentak JAKARTA, BPOST - Menteri Agama Lukman Hakim Saifudin meminta masyarakat di 101 daerah yang melaksanakan pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak pada 2017 untuk menghargai perbedaan. Masyarakat pun diminta bertanggung jawab atas pilihannya dengan cara melihat program kerja yang ditawarkan, bukan latar belakang keluarga, suku dan agama kandidat. Hal tersebut disampaikannya saat berada di Kemendagri, Kamis (6/10). Meski begitu, Lukman tidak menampik agama dan suku akan menjadi salah satu faktor yang dikedepankan kelompok masyarakat tertentu. Kendati demikian dia berharap perbedaan itu dihargai dan dihormati.
Petugas Senang Lihat Warga... z Sambungan Hal 1
lau tersebut hingga kembali ke Banjarmasin membawa uang lusuh. “Alhamdulillah tugas lancar dan senang lihat warga gembira mendapatkan uang baru,” ujar seorang petugas BI. Selain melakukan penukaran uang, petugas BI juga melakukan sosialisasi mengenal uang palsu dan layanan keuangan digital (LKD). Sosialisasi mengenai uang palsu dilakukan karena makin marak terjadi. Moto 3D yang merupakan kependek-
Inkonsistensi Pemerintah z Sambungan Hal 1
an dana yang diperoleh dari plastik berbayar itu. Seharusnya dana yang dikoleksi dari plastik berbayar dikembalikan menjadi dana publik untuk penanggulangan pencemaran lingkungan akibat sampah plastik. Saya pernah menanyakan masalah itu ke salah satu mal di Banjarmasin, setiap bulan rata-rata mendapat Rp 15 juta kalau tiga bulan pa-
Berencana ke Mars z Sambungan Hal 1
Adalah miliuner Elon Musk merencanakan perjalanan nyaris musykil itu. Fokus mempertahankan apa yang ada di Bumi, menurut Hayhoe, jauh lebih baik ketimbang mengirim orang‘menjajah’ Mars seperti di film The Martian. “Selama kita belum menyetujui perjalanan ke Mars—saya tidak tahu apakah ada yang sudah [menandatanganinya], saya pikir Anda gila,” kata Hayhoe.
PILKADA SERENTAK DI KALIMANTAN: z z z z z
Hulu Sungai Utara Barito Kuala Barito Selatan Kotawaringin Barat Singkawang
Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mengatakan perbedaan agama bukan tak menjadi masalah dalam perpolitikan di Indonesia. Ia mengatakan di beberapa daerah ada kepala daerah yang berbeda dengan mayoritas masyarakatnya. “Ada satu provinsi yang 65 persen lebih penduduknya beragama Islam, tapi yang terpilih mutlak adalah gubernur Katolik dan Wagub
Kristen, ini terjadi di Indonesia,” ujarnya. Justru masalah yang harus menjadi perhatian, menurut Tjahjo, adalah radikalisme, terorisme, korupsi dan narkoba. “Keempat, masalah sosial ini ancaman yang perlu kita cermati,” tegasnya. Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo memastikan sudah memerintahkan anggotanya menjaga netralitas selama pilkada. Pernyataan ini sekaligus menanggapi majunya Agus Harimurti Yudhoyono dalam Pilkada DKI 2017. Agus sempat menjadi anggota TNI dengan pangkat mayor dan menjabat Danyon Infanteri Mekanis 203/Arya Kamuning di Tangerang, Banten. (tribun/rio/okz/kcm)
an dilihat, diraba dan diterawang pun dikemukakan Kepala Kanwil BI Kalselteng Harymurthy Gunawan. Dia bahkan menambah 3D lagi yakni didapat, dikelola dan disayang. Itu karena uang susah didapat. Mengenai LKD, itu adalah layanan transaksi yang dilakukan tidak melalui kantor fisik, namun menggunakan sarana teknologi seperti melalui internet, smartphone dan pihak ketiga. Dengan demikian, masyarakat tak perlu repot-repot lagi membawa uang. Warga pun senang dengan layanan BI tersebut dan berharap itu rutin dilakukan. “Senang sekali dengan
adanya pelayanan penukaran uang ini. Tidak perlu repot-repot lagi ke Kotabaru (ibu kota kabupaten),” kata Muhammad Hanafiah (50). Warga Pulau Sebuku tersebut kerap kerap menukarkan uang di Kotabaru terkait tugasnya sebagai bendaraha masjid di Sungaibali. “Uang yang saya tukarkan ini uang infak masjid. Jadi wajar sebagian besar recehan, ada yang lusuh, kusam bahkan sobek,” katanya. Untuk itu dia harus menyediakan waktu dan uang transpor. “Biaya ke Kotabaru naik speedboat pulang pergi Rp 120 ribu. Belum lagi biaya untuk makan,” ujarnya. (sah)
ling tidak mendapatkan Rp 75 juta dari kantong plastik berbayar. Ternyata uangnya disetor ke pusat sehingga tak jelas peruntukkannya. Penerapan aturan kantong plastik berbayar selama ini tak jelas pertanggungjawabannya. Dikemanakan uang hasil menjual kantong plastik. Untuk itulah saya mendukung kebijakan walikota Banjarmasin melarang ritel modern menyediakan kantong plastik berbayar, karena kebijakan itu berdampak positif paling tidak dapat menekan atau mengurangi limbah
plastik di TPA Basirih. Pelaku usaha ritel modern dan minimarket di Kota Banjarmasin wajib menaati aturan walikota. Seharusnya gubernur melarang penyediaan kantong plastik di ritel modern diberlakukan di seluruh wilayah Kalsel. Paling tidak Banjarmasin sebagai barometer atau pilot projectnya. Kebijakan walikota Banjarmasin terkait larangan pemakaian kantong plastik seharusnya didukung sepenuhnya oleh semua pihak untuk mengurangi limbah plastik yang mencemari lingkungan. (drt)
Sebelum kalimat itu sempat berlanjut, DiCaprio yang baru saja menerima Piala Oscar pertama setelah menanti bertahun-tahun itu mendadak menyahut. “Saya sudah,” katanya tegas dan singkat, serta tak terduga. Hayhoe kemudian meminta maaf. Tapi sebelum momen mengejutkan itu berlalu, Obama balas menimpali dengan tambahan candaan yang makin membuat ruangan ‘gerrr.’ “Saya pikir dia mengakui bahwa dia gila,” tutur Obama sembari berseloroh.
Tentu saja, bintang The Revenant itu bercanda. DiCaprio selama ini dikenal sebagai pencinta lingkungan. Meski berduit melimpah, DiCaprio lebih mencintai Bumi. Rencana perjalanan ke Mars digagas Musk belakangan ini, melalui program SpaceX. Itu menawarkan kesempatan pada orang-orang untuk perjalanan satu arah ke ‘planet merah’ itu untuk mengolonisasi seluruh planet. Tapi, orang itu harus membayar mahal. Selain itu, ia juga harus bersiap untuk meninggal. (cnni)
ANTARA FOTO/MUHAMMAD IQBAL
TONG SAMPAH KARTUN
- Perajin menyelesaikan pembuatan tong sampah bergambar kartun yang terbuat dari drum limbah pabrik di Serpong, Tangerang Selatan, Banten kamis (6/10). Tempat sampah tersebut dijual Rp 75 ribu hingga Rp 120 ribu.
Pembeli Mulai Biasa Bawa Kantong z Sambungan Hal 1
sudah dikuatkan payung hukum yakni Peraturan Wali Kota (Perwali) Nomor 18 Tahun 2016. Pantauan BPost di sejumlah ritel, Kamis (6/10), mereka masih menerapkan Perwali Nomor 18 Tahun 2016 itu. Bahkan, ada ritel yang memajang perwali di meja kasir. Ketika mencoba berbelanja ke beberapa ritel, setiap kali berbelanja, tak ada kantong plastik yang disediakan. Saat diminta kantong plastik, secara halus petugas toko menjelaskannya. “Maaf pak kami tak menyediakan kantong plastik lagi,” kata petugas toko Alfamart di Jalan Pangeran Antasari. Di sana, dipajang pula Perwali soal larangan kantong plastik. Jadi pembeli langsung tahu akan larangan kantong plastik. Pembeli rupanya sudah terbiasa dengan aturan yang berlaku lebih dari tiga bulan ini. Bahkan, ada yang bawa kantong belanja sendiri. Seorang pembeli, Bambang mengaku sudah tahu kalau belanja di ritel tak diberi kantong plastik. Kini, jika belanjaannya banyak, dia selalu bawa bekal kantong belanjaan sendiri. “Awalnya repot, tapi sekarang sudah terbiasa. Kalau belanjaan banyak bawa kantong belanja sendiri dari rumah,” katanya.
Berdekatan Tapi Beda z Sambungan Hal 1
Asisten II dari BLHD Kota Banjarmasin juga menitipkan kebijakan itu jangan sampai terkikis oleh kepala BLHD baru. Bagi Hamdi, kebijakan itu memberi nama baik bagi
Di jalan itu juga ada ritel lain yang juga tak menyediakan kantong plastik bagi pelanggannya yakni Indomaret. Malah, di sana dijual kantong belanjaan dari kain. Kantong itu bisa dipakai untuk beberapa kali belanjaan. Arif, ditemui usai belanja di sana, mengaku sudah terbiasa bawa kantong belanja dari rumah. “Kalau sedikit belanjanya cukup dipegang pakai tangan saja,” katanya. Hak serupa diberlakukan di retail besar seperti Hypermart. Sukarli bersama keluarga juga baru-baru ini belanja di sana. “Tadi malam (kemarin) saya dan keluarga belanja ke Hypermart. Kami tak diberi kantong plastik, padahal istri saya minta,” katanya. Ditegaskan Mukhyar, Plt Kepala Badan Lingkungan Hidup Daerah Kota Banjarmasin, program pengurangan sampah plastik berjalan terus sesuai Perwali Nomor 18 Tahun 2016. Memang, sebut dia, Aprindo sudah membuat kebijakan mengratiskan kembali kantong plastik atau seperti biasa. Namun, pihaknya tetap meneruskan kebijakan ini. Selain itu, belum ada konfirmasi dari retail yang meminta agar Pemko menyetop kebijakan larangan kantong plastik pascakeputusan Aprindo. “Memang ada kebijakan dari Aprindo tapi kita sudah ada Perwali. Itu yang jadi acuan untuk meneruskanya,” kata pria yang juga Kadinas Kebersihan dan Pertamanan ini. Kebijakan itu sendiri, me-
nurut Mukhyar, dipatuhi hampir semua retail. Memang ada yang masih pakai plastik tapi terkait penjual konveksi atau pakaian, bukan makanan. Kurangi Sampah Kebijakan itu dilakukan untuk mengurangi produksi sampai plastik. Kenyataannya, sekitar 30 persen sampah kantong plastik dapat dikurangi sejak kebijakan ini. Produksi sampah diperkirakan 600 ton per hari. Diperkirakan sekitar 20 persen berjenis plastik termasuk kantong kresek. Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina pun menegaskan akan meneruskan kebijakan antikantong plastik. Bahkan, dia menargetkan atuaran bakal diteruskan ke pasar tradisional. Namun, pelaksanaan kebijakan ke pasar tradisional bakal dilakukan bertahap. Mengingat hal itu diperlukan proses cukup panjang. Terkait kebijakan Aprindo, Ibnu meyakinkan tak pengaruhi kebijakannya. Menurutnya, penggratisan lagi kantong plastik itu tak lepas dari belum dibuatnya peraturan menteri yang permanen soal kantong plastik. Nanti, setelah kementerian membuat aturan, bakal ada kebijakan lain soal kantong plastik.”Kami jalan terus soal kantong plastik,” kata Ibnu. Terpisah, Ahmad Rusliyanto Wibowo, Branch Manager Indomaret Cabang Kalselteng, Ahmad mengatakan prinsipnya Indomaret mengikuti peraturan peme-
rintah daerah. Kat dia, Kota Banjarmasin telah ada peraturan dari walikota yang melarang ritel modern dan minimarket menyediakan kantong plastik berbayar. Untuk itulah, sejak Juni lalu Indomaret tak menyediakan kantong plastik lagi. “Kalau pemerintah daerah melarang, kita akan mengikutinya, tapi kalau tak ada larangan kita akan gratiskan” ujarnya. Sebelumnya,Neneng Andrianim, Operational Manager Martplus, mengatakan sampai saat ini pihaknya masih menjalankan program kantong plastik berbayar. “Khusus ritel kami di Banjarmasin, acuan kami adalah Peraturan Wali Kota Banjarmasin,” ucapnya. Sedangkan untuk cabang Martplus di luar Banjarmasin, pihaknya menyediakan kantong plastik cuma-cuma. “Kami terus monitor perkembangannya, apakah program kantong plastik berbayar tetap lanjut atau dihentikan. Intinya kami siap, kalau memang program itu dihentikan kantong plastik juga sudah siap saja,” pungkasnya. Endra, Divisi Manager Giant Extra di Jalan A Yani kilometer 6 Banjarmasin secara diplomatis mengatakan, pihaknya mengikuti aturan di daerah. Seperti Giant Express yang berlokasi di Banjarmasin memberlakukan kantong plastik berbayar. Sedangkan di Giant Extra Km 7 Kabupaten Banjar tidak memberlakukan kantong plastik berbayar. (ire/drt/has)
Banjarmasin di Indonesia, malah dunia. “Kita dan Inggris saja yang memberlakukannya,” katanya. Mukhyar, Plt Kepala BLHD Kota Banjarmasin, mengatakan, tahun depan BLHD akan bergabung dengan Dinas Kebersihan. Ini akan jadi momentum dalam
program pengurangan kantong plastik di Banjarmasin. Namun, dia merisaukan daerah tetangga yang belum menerapkannya. Kadang inilah yang bikin kecemburuan ritel di Banjarmasin, terutama yang letaknya di perbatasan. Siperti Giant, di Jalan A
Yani Km 5 ada dan Km 6,5. Yang di Km 5 diberlakukan kebijakan Pemko Banjarmasin, sedangkan di Km 6,5 tetap plastik gratis. Pada akhirnya, pelanggan memilih belanja di Giant yang ada di Jalan A Yani Km 6,5. Hal seperti ini yang kerap dikeluhkan pembeli. (ire)
SI PALUi
Maulahakan SIM BINI Palui baisi anak kamanakan, ngarannya Utuh Wawan, handak nikah wan salajur kawin. Jadi taumpat jua sibuk bini Palui maurusi anak kamanakannya itu. Mamanya sudah lawas meninggal dunia, nang abah sudah pensiun, kada tapi tahu lagi wan keadaan anak, sidin penyakit asma jua. ”Ngaran anak kamanakan, kita nikahkan wan bekawinan kaya urang jua?” jar bini Palui ka lakinya bapanderan. “Aku te tasarah ikam haja, umanya ai?” sahut Palui ringan. “Kahandak ulun nikah di kantur, bekawinan di rumah haja?” jar bininya manyambung. “Baiknya kaya itu pang, sederhana haja, maklum kada baisi kuitan kaya urang?” sahut Palui mendukung ujar bininya. Hari Ahad Palui dua laki bini ka Banjar matan Kandangan, Garbus umpat jua wan Tulamak supirnya.”Dimana nikahnya Lui, anak kamanakan bini ikam?” rawa Garbus ka Palui. “Inya kaya ini Bus lah, rencana nikah di kantur, tapi taubah jadi ka masjid? Ayu ja Bus lah, mudahan lancar haja acaranya?” jawab bini Palui lancar mambari penjalasan.
Sampai di masjid sudah parak bamula acara pernikahan Utuh Wawan wan calun bininya. Takumpulan keluarga bini Palui wan keluarga calun bininya.”Sengaja aku menikahi Suci binti Abdul Muis dengan maharnya sepuluh ribu rupiah dibayar tunai,” jar Utuh Wawan lancar sakalinya. Jadi jar penghulu, apakah sah nikahnya para saksi? “Sah,” jawab dua urang saksi mantap. Batausiah penghulu kepada kedua mempelai serta hadirin.”Aku ini sebagai penghulu maulahakan SIM Tuh ai?” ujar penghulu tagas banar. “SIM itu apa penghulu?” takun Utuh Wawan. “Surat Izin Mengemudi, apa hubungannya wan nikah?” sahut Palui kada disangka. “Nah, ikam tasalah Lui ai manyahuti?” jawab sidin pina sangit.”Nang bujur adalah surat izin mancangkul, bini itu ibarat pahumaan, jadi Utuh Wawan lah, ikam kubari surat izin mancangkul pahumaan bini ikam,mangartikah Tuh?” takun penghulu mata sidin pina manciling. “Mangarti banar penghulu ai?” ujar Wawan manyirit ka bini. “Damini Utuh Wawan lah, banyak
nang kada mangarti, belum habis masa iddah lagi, biniannya sudah menikah pulang? Ini pang kaya apa bini ikam nih, apakah balu?” takun pulang penghulu pina kada puas. “Bini ulun bujang banar penghulu ai?” sahut Utuh Wawan lihum , takurinyum jua nang bini. Himung Palui wan bininya, malihat anak kamanakan tagas banar manjawab penghulu wan mudahan jangan manyupanakan kita, imanya ai? ujar Palui ka bini. “Nyata haja ah, Abahnya ai? Apalagi malam ini malam sanayan, malam abdal kalu?” sahut nang bini nyaring, tatawaan hadirin barataan. (aan)
0710/B11
12
JUMAT
7 OKTOBER 2016
Gatot Akui Pesta Seks JAKARTA, BPOST- Pelanpelan, dugaan pelanggaran hukum terkait asusila yang dilakukan oleh Gatot Bradjamusti atau Aa Gatot mulai terkuak. Kepada penyidik, Aa Gatot mengaku menyetubuhi teman wanitanya secara bergiliran, berbarengan dengan kebiasaannya, melakukan pesta seks. Kini, Aa Gatot berpotensi sebagai tersangka kasus pemerkosaan. Untuk meningkatkan status, penyidik Subdit Renakta Dit Reskrimum Polda Metro Jaya, akan melakukan gelar perkara. Sejauh ini, Gatot masih berstatus saksi terlapor. “Prosedur dia itu terlapor nanti digelar baru penetapan. Fakta-fakta hukum sudah lengkap. Status tinggal proses gelar perkara untuk naikin status. Status tinggal tunggu,” ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Awi Setiyono, Kamis (6/10). Namun, penyidik masih memerlukan waktu karena selama ini Gatot dan istrinya, Dewi Aminah diperiksa sebagai tersangka kasus
STORY HIGHLIGHTS z Gatot berpotensi jadi tersangka perkosaan
z Gatot mengakui ber-
pesta seks yang didahului dengan memakai narkoba (aspat) z Gatot juga pernah melakoni three some dengan beberapa wanita narkoba yang ditangani Polda NTB. “Ini masalah proses waktu. Selama ini GB diperiksa di NTB. Memang secara prosedurnya, kami periksa sebagai saksi dari pengaduan memang signifikan,” kata dia. Sebelumnya, sejumlah wanita mengaku pernah menjadi korban pemerkosaan Gatot Brajamusti. Salah satunya, yaitu wanita berinisial C (26). Dari hubungan ‘cinta terlarang’ pada 20072011 itu, C mempunyai seorang anak berusia empat tahun. Gatot Brajamusti menga-
Hubungan Sesama Jenis DUGAAN perbuatan asusila yang dilakukan oleh Gatot Brajamusti atau Aa Gatot, juga diakui oleh istrinya. Hal ini diungkapkan oleh Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Awi Setiyono di Mapolda Metro Jaya, Kamis (6/10). “Fakta hukumnya sudah kita dapatkan, perbuatannya sendiri dia sudah mengakui itu. Istrinya juga mengakui itu, itu tinggal proses saja sekarang kan statusnya masih saksi, nanti melalui gelar akan kita tentukan,” ujarnya lagi. Mengenai keterlibatan istri Gatot, Dewi Aminah, dalam kasus tersebut, Awi menuturkan pihaknya masih melakukan pendalaman. Namun, tidak menutup kemungkinan jika ditemukan alat bukti mengenai keterlibatan Dewi, penyidik akan memprosesnya. Gatot dan Reza akhirnya
0710/B12
satu suara tentang ritual seks di padepokan yang diawali dengan mengisap sabusabu. Kasus ini diusut polisi setelah menerima pengaduan dari CTP (26), perempuan yang mengaku diperkosa Aa Gatot saat dirinya berusia 16 tahun. CTP menjelaskan ritual seks itu dilakukan dengan dalih untuk transformasi oksigen bagi jin yang ada di tubuh Aa Gatot. Dia lalu dipaksa berhubungan badan dengan Aa Gatot hingga hamil. CTP juga menyeret nama Reza Artamevia. Dia mengaku pernah diajak berhubungan badan dengan Aa Gatot. Namun, hubungan seks yang diminta mantan Ketua Umum PARFI ini dinilai menyimpang. CTP menyebut melakukan hubungan seks sesama jenis dengan Reza. (tribun/gle/dtc)
kui perbuatan itu dan pernah berhubungan intim dengan sejumlah wanita. “Dia mengakui melakukan persetubuhan dengan korbankorban secara bergiliran,” ujar Awi Setiyono. Menurut pengakuan mantan Ketua Persatuan Artis Film Indonesia (Parfi) kepada penyidik, sebelum berhubungan intim, dia memakai narkoba. “Yang bersangkutan mengakui memakai itu (aspat, Red) sebelum melakukan seks atau persetubuhan dengan korban-korbannya,” kata dia. Setelah memakai narkoba, dia mempersilakan para wanita satu per satu masuk ke kamar di padepokan miliknya tersebut. “Satu persatu masuk ke kamar praktik. Dia juga mengakui pernah melakukan three some dengan beberapa wanita secara bersamaan. Dan ini diperkuat oleh pengakuan dari istrinya,” tambahnya. Selain wanita berinisial C, artis Elma Theana beberapa waktu lalu sempat mengungkap banyak dalam ajaran Gatot Brajamusti. Namun, Elma enggan menjelaskan lebih jauh seperti apa penyimpangan yang ia maksud. “Saya menyadari, setelah keluar dari sana (padepokan), saya melihat memang (ajaran Gatot) tidak sesuai dengan akidah, banyak penyimpangan,” ucapnya. Pada 26 September lalu, penyanyi lawas Reza Artamevia diperiksa sebagai saksi oleh Polda Metro Jaya. Selama enam jam pemeriksaan, Reza menjawab 39 pertanyaan yang diberikan oleh penyidik Ditreskrimsus Polda Metro Jaya. Keterangan yang Reza sampaikan sebagai saksi tersebut ternyata memperkuat dugaan pemerkosaan yang dilakukan oleh Gatot. Hingga saat ini korban berjumlah tiga orang. Polisi juga akan menyelidiki apakah Reza termasuk sebagai satu di antara para korban pencabulan. (tribunnews/ruth/reg)
KPK
- Mantan Sekretaris Mahkamah Agung, Nurhadi (tengah) meninggalkan Gedung KPK usai menjalani pemeriksaan di Jakarta, Kamis (6/10). ANTARA FOTO/SIGID KURNIAWAN
Nurhadi Sangkal Minta Rp 3 Miliar JAKARTA, BPOST - Mantan Sekretaris Mahkamah Agung, Nurhadi menyangkal keterangan yang menyebut dirinya pernah meminta Rp 3 miliar kepada Lippo Group. Nurhadi memastikan keterangan itu sebagai kebohongan belaka. “Enggak ada, enggak ada, bohong itu,” ujar Nurhadi di Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Jakarta, Kamis (6/10). Nurhadi berada di gedung KPK selama sembilan jam. Ia diperiksa terkait indikasi korupsi yang melibatkan dirinya. Nurhadi diduga meminta uang sebesar Rp 3 miliar kepada Lippo Group, terkait pengurusan sejumlah perkara hukum yang dihadapi beberapa perusahaan di bawah salah satu konglomerasi besar tersebut. Diduga, uang tersebut akan digunakan untuk biaya menggelar turnamen tenis se-Indonesia. Namun, Nurhadi mengaku hanya
dimintai keterangan seputar penangkapan panitera Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Edy Nasution. Ia pun memberikan penjelasan terkait beberapa hal. “Hanya klarifikasi saja,” kata Nurhadi. Dalam surat dakwaan Jaksa penuntut KPK terhadap terdakwa Edy Nasution, yang dibacakan di Pengadilan Tipikor Jakarta, Rabu (7/9) lalu, disebut awalnya, Lippo Group melalui PT Jakarta Baru Cosmopolitan (JBC) menghadapi persoalan hukum terkait permohonan eksekusi tanah oleh ahli waris berdasarkan putusan Raad Van Justitie Nomor 232/1937 tanggal 12 Juli 1940 atas tanah yang berlokasi di Tangerang. Adapun, tanah yang berlokasi di Tangerang tersebut adalah milik ahli waris Tan Hok Tjioe. Namun, saat ini tanah tersebut dikuasai oleh PT JBC, dan telah dijadikan lapangan golf Gading Raya Serpong.
Selanjutnya, Mahkamah Agung mengeluarkan petunjuk bahwa permohonan eksekusi tanah tersebut diajukan melalui Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, sementara pelaksanaan dilakukan oleh PN Tangerang. Mengetahui adanya permohonan eksekusi, Eddy Sindoro selaku Presiden Direktur Lippo Group dan Direktur PT JBC menugaskan bagian legal Lippo Group, Wresti Kristian Hesti, untuk melakukan pengurusan perkara. Menindaklanjuti hal tersebut, Hesti kemudian menemui panitera PN Jakarta Pusat Edy Nasution untuk meminta pembatalan permohonan eksekusi tanah yang telah dikuasai PT JBC. Namun, setelah beberapa lama, Edy tidak juga melakukan tindak lanjut, sehingga Hesti meminta Eddy Sindoro untuk membuat memo kepada promotor, yakni Nurhadi.(tribunnews/rik/kps)
Arief Menangis Mengenang Mirna JAKARTA, BPOST - Suami almarhumah Wayan Mirna Salihin, Arief Soemarko, meneteskan air mata saat mengenang hubungan percintaan dengan istrinya. Meskipun telah ditinggal mati selama sembilan bulan, namun, dia sepertinya belum rela. Dia masih bersedih dan meratapi kepergian orang yang dikasihinya tersebut. “Saya tidak puas dan kecewa sekali. Tetapi selama ini fokus pada kasus. Saya teringat sama Mirna,” ujar Arief. Perkenalan Arief dan Mirna terjadi pada tahun 2006. Dia masih mengingat pada waktu itu, saudari kembar Sandy Salihin itu menghilangkan tiket parkir. Saat bercerita, Arief melepaskan kacamata. Air mata mengalir dari wajahnya. Yongki, sepupu Mirna, segera memberikan tisu. Arief mengelap air mata menggunakan tisu tersebut. “Saya mengejar Mirna satu tahun. Kami pacaran selama delapan tahun. Di masa-masa pacaran itu, saya bahagia sekali mengenal Mirna,” kata Arief sambil
terisak-isak. Setelah menjalin hubungan pacaran selama delapan tahun, mereka memutuskan untuk menikah di Bali pada penghujung tahun 2015. Menurut dia, Mirna mendekorasi sendiri pesta pernikahan tersebut. Sayang kisah cinta itu harus berakhir ketika Mirna pergi untuk selama-lamanya pada Rabu, 6 Januari 2016). Anak dari pasangan suami-istri, Edi Darmawan Salihin dan Ni Ketut Sianti itu tewas setelah minum es Kopi Vietnam bersianida. Jessica Kumala Wongso, yang notabene teman Mirna, diduga sebagai pelaku pembunuhan. Sampai saat ini, sidang kasus pembunuhan Mirna yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat telah berlangsung sebanyak 27 kali. Teman satu kampus Mirna di Billy Blue Collage, Australia itu dituntut hukuman pidana penjara selama 20 tahun. Berantakan Menurut Yongki, Jessica Kumala Wongso mendadak menjadi pribadi yang berba-
haya saat berada di Australia. Apalagi saat putus dengan pacarnya pada tahun 2015 silam. Kehidupan Jessica pun semakin tertekan saat teman-teman dekatnya banyak yang menikah. Vera menikah, Mirna menikah, dan Hanie juga menjelang pernikahan. “Merasa hidupnya berantakan di Australia, dia lari ke Indonesia pada Desember 2015. Jessica mengetahui teman-temannya akan menikah. Vera menikah, Mirna menikah, dan Hanie juga menjelang pernikahan. Ini yang membuat Jessica semakin terpuruk dan iri. Jessica juga merupakan satu-satunya teman Mirna yang tidak diundang dalam pernikahan Mirna di Bali,” ujar Yongki, sepupu Wayan Mirna Salihin bercerita tentang kehidupan masa lalu Jessica Kumala Wongso semasa menimba ilmu di Australia. Yongki menjelaskan Jessica memang teman Mirna sewaktu sekolah di Australia. Jessica, Vera, dan Hanie adalah teman baik pada pe-
riode awal sekolah mereka. Mirna datang di kemudian waktu telah menarik Hanie dan Vera di sana. “Ini yang membuat Jessica kehilangan kawan baiknya,” kata Yongki. Dia melanjutkan, pada Oktober 2014, Mirna melaporkan bahwa Jessica marah besar dan meninggalkan Mirna saat Jessica curhat soal keburukan perilaku pacarnya. Sejak itu pula, Mirna dan Jessica tidak pernah berhubungan lagi. “Pada tahun 2015, Jessica mengalami turbulensi hidup, dikarenakan putus hubungan dengan pacarnya. Pada tahun itu juga, Jessica menampakkan pribadi yang berbahaya, yaitu ingin bunuh diri, mengancam untuk membunuh staf rumah sakit, dan mengancam membunuh bosnya sendiri,” tutur Yongki. Selain itu, Yongki turut menyinggung 14 catatan kriminal selama Jessica berada di Australia. Jessica pun disebutkan merasa tertekan dan seperti tidak ada yang mendukungnya di kala susah. (tribunnews/gle/kps/wly)
B Dugem Dibatasi Hingga Jam 12 Malam ANJARMASINBLITZ JUMAT, 7 OKTOBER 2016
13
Dewan Sahkan Revisi Perda Nomor 19 Tahun 2011 BANJARMASIN, BPOST Penerapan jam operasional baru bagi Tempat Hiburan Malam (THM) di Kota Seribu Sungai resmi menjadi Peraturan Daerah (Perda) yang disahkan melalui rapat paripurna DPRD Kota Banjarmasin yang digelar di Aula Kayuh Baimbai, Rabu (5/10). Perda tersebut merupakan revisi Perda Nomor 19 Tahun 2011 tentang Usaha Penyelenggaraan Kegiatan Hiburan dan Rekreasi. Bersama delapan Raperda lainnya, dalam Rapat Paripurna Tingkat II disepakati persetujuan penerapannya. Setelah ini perda akan diserahkan ke provinsi dan ditelaah di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Ketua Panitia Khusus (Pansus) Raperda THM, Andi Effendi mengatakan, dalam perda ini ada hal mendasar yang patut diketahui yakni pengurangan jam operasio-
Perda ini penggodokannya memerlukan waktu yang sangat panjang. Bahkan sejak 2015 lalu perda tersebut sudah dibahas namun tak kunjung selesai. Setelah ini, perda akan dikonsultasikan ke tingkat provinsi dan kemendagri apakah sesuai atau tidak dengan undang-undang atau peraturan di atasnya. Setelah disahkan oleh kemendagri, baru bisa diterapkan pelaksanaannya. Bagi politisi PKB ini, perda ini harus dikawal oleh Pemko dalam pelaksanaannya. Jangan sampai malah banyak pelanggaran dan jadi
KLIK ! banjarmasinpost.co.id
Ikuti informasi pembatasan jam operasional THM
nal THM. Dibanding sebelumnya, operasional THM dipotong sebanyak dua jam. Pemotongan baik saat mulai maupun berakhirnya. Jika sebelumnya jam operasional THM dari pukul 21.00 sampai 01.00 Wita pada malam Senin hingga Kamis, kini berubah menjadi pukul 22.00 sampaii pukul 00.00 Wita. Begitu u halnya dengan malam Sab-tu dan malam Minggu yangg sebelumnya pukul 21.00 0 sampai 02.00 Wita menjadii 22.00 sampai 01.00 Wita.
z Hal 21 kol 1-3
z Ha Haall 21 Hal 21 k kol ko ol 4 4-7 -7
STORY HIGHLIGHTS Sebelumnya dasar hukumnya Perda Nomor 19 Tahun 2011 tentang Usaha Penyelenggaraan Kegiatan Hiburan dan Rekreasi. Kini hasil revisi telah disahkan dan ditelaah di Kemendagri.
PERIKSA IDENTITAS - Petugas Kepolisian memeriksa kartu identitas pengunjung Tempat Hiburan Malam (THM) di Banjarmasin. Saat ini, pemerintah kota mengesahkan pengurangan jam operasional THM.
Pendapatan atan HM dari THM Tahun
Sebelumnya jam operasional pukul 21.00 Wita-01.00 Wita (Senin-Kamis). Berubah menjadi pukul 22.00 Wita-00.00 Wita. Sebelumnya pukul 21.00 Wita-02.00 Wita (Sabtu dan Malam Minggu)
BANJARMASIN POST GROUP/APUNK
Pajak
Bakal Pengaruhi PAD
Target
2014
Rp 10,75 miliar
Rp 11,25 miliar
2015 2016
Rp 8,26 miliar Rp7,42 miliar
Rp 11,95 miliar Rp 14,35 miliar
Pajak studio XXI sebesar
Rp 1,7 miliar
Berubah menjadi pukul 22.00 Wita-01.00 Wita. GRAFIS: BPOST GROUP/RIZALI RAHMAN
PENGURANGAN jam operasional Tempat Hiburan Malam ini dipastikan kian memukul sektor hiburan di Kota Banjarmasin terutama diskotek. Kepala Dinas Pendapatan Kota Banjarmasin, Subhan Noor Yaumil mengatakan, untuk diskotek malah tinggal dua buah yang tersi-
sa yakni HBI dan Grand. Sedangkan diskotek Aria Barito sudah tutup 2015 lalu. Pajak hiburan sendiri mulai turun sejak 2015 lalu. Pada 2014, pajak hiburan mencapai Rp 10,75 miliar dari target Rp 11,25 miliar. Namun pada 2015 turun menjadi Rp 8,26 miliar dari
target Rp 11,95 miliar. Dan pada 2016 ini sampai Agustus, baru mencapai Rp 7,42 miliar dari target Rp 14,35 miliar. “Yang paling anjlok itu diskotek. Soalnya pengunjungnya kian sedikit karena perubahan gaya hidup,” ujar Subhan. Sekarang orang lebih suka
hiburan seperti kafe. Kalangan menengah ke atas lebih suka duduk santai sambil dengan musik solf ketimbang hentakan musik keras di diskotek. Fenomena ini sudah lama terjadi di Asia Tenggara. “Sekarang paling z Hal 21 kol 4-7
Advertorial
DPRD Bakal Kaji Dua Raperda Inisiatif BANJARMASIN - Rapat paripurna DPRD Kalsel yang digelar pada Kamis (6/10) kemarin sepakat bakal membahas sejumlah agenda penting. Salah satunya terkait perubahan program pembentukan peraturan daerah 2016 yang disampaikan Iskandar Zulkarnain. Menurut Iskandar Zulkarnain, program pembentukan peraturan daerah tahun 2016 ditetap dengan keputusan DPRD Provinsi Kalsel Nomor 03 tahun 2016, seluruhnya berjumlah 25 raperda yang terdiri 15 dari Pemprov Kalsel dan 10 dari inisiatif DPRD. Dari 25 raperda yang telah ditetapkan itu, sebanyak 8 yaitu raperda tentang irigasi di Provinsi Kalsel, raperda tentang perubahan kedua atas perda nomor 6 tahun 2012 tentang retribusi jasa usaha. Raperda tentang pertanggungjawab pelaksanaan APBD tahun anggaran 2015. Raperda tentang rencana pembangunan jangka menengah tahun 2016-2021. Raperda tentang perubahan APBD tahun anggaran 2016. Raperda inisiatif DPRD yakni raperda tentang pedoman pembentukan peraturan daerah. Raperda tentang pemberdayaan masyarakat desa dan kelurahan.Raperda
tentang penyelenggaraan kesejahteraan sosial. Adapun raperda yang masih dalam pembahasan adalah Raperda tentang penyelenggaran kearsipan provinsi Kalsel. Raperda tentang penambahan penyertaan modal pemerintah provinsi Kalsel kepada perseroan terbatas Bank Pembangunan Daerah Kalsel. Raperda tentang pembentukan organisasi, dan tata kerja perangkat daerah provinsi Kalsel.Raperda tentang rehabilitasi hutan dan lahan kritis. Selain itu, Gubernur Kalsel H Sahbirin menyampaikan Raperda tentang Penambahan Penyertaan Modal Pemerintah Provinsi Kalsel tentang Penambahan Penyertaan Modal Pemerintah Provinsi Kalsel kepada PT Bank Pembangunan kepada PT Bank Pembangunan Daerah Kalsel. Agenda terakhir, penjelasan Pimpinan Komisi III selaku pengusul selaku pengusul asat Rancangan Peraturan Daerah tentan Kearifan Lokal yang disampaikan oleh Masrur Auf Ja’far sedangkan oleh Masrur Auf Ja’far. Sedangkan Raperda inisiatif dewan tentang Rencana Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup dibacakan oleh Syafruddin
H Maming dan sedangkan Rancangan Peraturan Daerah tentang Kearifan Lokal disampaikan oleh Masrur Uaf Ja’far. Dalam kesempatan itu, Ketua DPRD Kalsel Hj Noormiliyani mengatakan penundaan pengesahan atas 2 Raperda. Raperda tentang Penyertaan Modal Penyertaan Modal Pemerintah Provinsi Kalsel kepada PT BPD Kalsel dan kedua Raperda tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah. Penundaan pengambilan keputusan itu, jelas Noormiliyani, mengingat proses fasilitasi atau koreksi dari Direktorat Jenderal (Ditjen) Otonomi Daerah (Otda) melalui Direktorat Produk Hukum Daerah, yang masih memerlukan koordinasi dan koreksi lebih lanjut. Sementara itu, Gubernur Kalsel H Sahbirin Noor, memaklumi penundaan pengambilan keputusan tersebut. Karena dalam penetapan itu masih ada hal-hal yang harus dilengkapi. Dalam rapat paripurna itu, selain dihadiri para anggota dewan juga dihadiri para pejabat eksekutif, juga ada dari Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Provinsi Kalsel, para pejabat instansi vertikal termasuk unusr SKPD terkait. (*) FOTO-FOTO: BPOST GROUP/NUR KHOLIS HUDA
Noormiliyani Pamitan
Hj Noormiliyani
TANGAN Ketua DPRD Kalsel, Hj Noormiliyani terus menggenggam secarik tisu. Sesekali, politisi asal Partai Golkar itu berusaha menyapu air mata yang terus mengucur. Dia tak kuasa menahan haru, karena paripurna yang dia pimpin itu merupakan yang terakhir kalinya. Dia sudah bertekad untuk maju dalam Pemilihan Umum kepala Daerah (Pilkada), dan pada 23 Oktober 2016 berbarengan penetapan KPU Batola, dan berbarengan harus menyampaikan surat pengunduran diri baik ketua DPRD maupun sebagai ang-
gota DPRD Kalsel. Dua tahun dua bulan dia menjabat di DPRD Kalsel ini sebagai ketua maupung anggota DPRD Kalsel. Bahnyak hal yang dikenangnya, termasuk kebersamaan dan support yang luar biasa, meski seorang Noormiliyani ini ada berbagai kekurangan. Dia juga berkesan kalau di DPRD Kalsel ini tidak bisa hanya keinginan satu orang saja, namun keputusan itu harus diputuskan secara kolektife. Yang sangat saya berkesan ini tidak ada keputusan yang otoriter, bahwa diputuskan secara musyawa-
rah,” kata Noormiliyani. Dia sekaligus izin dan minta doa dan suportnya kepada kolega dan kerabatnya selama di DPRD kalau ada salah salah mohon dimaafkan. Terpantau pula gubernur Kalsel, Sahbirin Noor juga menyemangati Noormiliyani yang sudah siap maju di Pilkada Batola pada 2017 mendatang. terpantau pula banyak angota DPRD yang mengulurkan tangan berjabat tangan dan malah meinta untuk berfoto bersama sebelum momen paripuna yang terakhir bagi Noormiliyani di DPRD Kalsel. (*)
14
Banjar Region
JUMAT
7 OKTOBER 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Berkat Kuasai Dua Bahasa Asing BANJARMASIN, BPOST - Tara Erin Desyanti dari Banjarbaru akhirnya terpilih sebagai Galuh Kalsel 2016, Kamis (6/10) dini hari. Dia menyisihkan 25 peserta lainnya dari 13 kabupaten dan kota dalam pemilihan yang berlangsung di Grand Restaurant Ballroom Mitra Plaza Banjarmasin. Untuk gelar Wakil I Galuh Kalsel diraih Yunita Aprliya asal Kabupaten Kotabaru. Dia ini satu-satunya peserta yang masih berstatus pelajar kelas XI IPA 1 SMAN 2 Kotabaru. “ Sebelumnya saya mengikuti Naga Banjarbaru dan berhasil menjadi Galuhnya,” tutur mahasiswi semester akhir Fakultas Pertanian Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin ini dengan mata berkaca-kaca. Ibunda Tara, Endang Anggraini, sebelumnya sempat tegang. Namun akhirnya, merasa plong. “Mungkin ada kelebihannya, menguasai dua bahasa asing yang aktif, Inggris dan Korea, sehingga menambah nilai plus,” katanya. Bukan itu saja, lanjut Lurah Alalak ini, putrinya pernah pula menjadi pembawa
Pemenang Nanang Galuh Kalsel 2016 Nanang Banjar 1. Nanang 2. Wakil I 3. Wakil II 4. Wakil III 5. Wakil IV 6. Wakil V
: Yanuar Adam Benarqie (Banjarmasin) : Akhmad Riyadi (Banjar) : Arlin Aditya (Banjarbaru) : M Samman (Tanah Laut) : Jhondy Baharsah (Banjar) : Muhammad Hidayatullah (HSU)
Galuh Banjar 1. Galuh 2. Wakil I 3. Wakil II 4. Wakil III 5. Wakil IV 6. Wakil V
: Tara Erin Desyanti (Banjarbaru) : Yunita Apriya (Kotabaru) : Nina Nurlina (Banjarmasin) : Shinta Dewi Nanda (Tanah Laut) : Risti Maulidya H (Banjar) : Gabirella (Banjarbaru)
Galuh Terfavorit : Nurbaiti Galuh Persahabatan Galuh Persahabatan : Nur Ismy (Bjm) Jamal Rufik : Nanang Berbakat
baki bendera Paskibra tingkat Kalsel dan juga berprestasi di taekwondo. Endang menceritakan, sebelum karantina, putrinya berangkat Banjarbaru untuk meminta masukan Naga senior Banjarbaru. Di kelompok putra, Yanuar Adam Benarqie dari Banjarmasin menjadi Nanang Kalsel 2116 menanggantikan Saldi Rizki. “Luar biasa tengangnya saat nenunggu pengumuman. Alhamudilah,
menang sebaga Nanang,” ucapnya, seraya menambahkan akang langsung mempersiapkan menghadapi Pemilihan Duta Wisata Indonesia. Pemilahan dimulai Rabu (pukul 20.00 dibuka Plt Sekda Provinsi Kalsel, Haris Makkie, Wakil Walii Kota Banjarmasin. Hermansyah, Kepala Dinas Pariswisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga Kalsel serta undangan lainnya. (ful/*)
BANJARMASIN POST GROUP/RESTUDIA
NAGA KALSEL 2016
- Puncak acara penobatan Nanang dan Galuh (Naga) Banjar 2016 tingkat Kalsel di Grand Restaurant Ballroom Mitra Plaza Banjarmasin, Kamis (6/10) dini hari.
Seorang Peserta Batal Tes CPNS Perekrutan Atas Kesepakatan Pemko dan Pemkab PLN
KOMITMEN - Jajaran PLN berserta seluruh vendor, mitra kerja dan asosiasi, berkomitmen membangun Good Corporate Governance, Kamis (6/10).
Collective Action PLN Berintegritas BANJARBARU, BPOST Manajemen PLN Kalselteng berkomitmen mewujudkan perusahaan yang berintegritas, antisuap, antigratifikasi dan antikorupsi. Keseriusan PLN itu ditunjukkan dengan melaksanakan kegiatan Collective Action bersama Transparency International Indonesia (TI-I) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (6/10), bertempat di Gedung Panglima Batur Kantor PLN Kalselteng. Selain dihadiri oleh seluruh manajemen PLN Kalselteng dari tingkat Kantor Wilayah, Area dan Rayon, kegiatan ini juga dihadiri oleh seluruh vendor, mitra kerja dan asosiasi yang selama ini bekerjasama dengan PLN Kalselteng. Jumlah undangan yang hadir tak kurang dari 250 orang. General Manager PLN Kalselteng, Purnomo, menjelaskan, bahwa kegiatan ini merupakan upaya perusahaan mewujudkan sinergi bersama dalam membangun Good Corporate Governance (GCG). Lebih jauh Purnomo menambahkan, bahwa melalui kegiatan Collective Action, PLN Kalselteng berinisiatif
0710/B14
membangun kesepakatan dan komitmen bersama sekelompok pelaku usaha untuk menolak segala aspek penyuapan, grati kasi maupun kick back dalam praktik bisnis mereka. “Kami sangat serius untuk mewujudkan PLN yang Berintegritas dengan melibatkan semua mitra kerja untuk mendorong kegiatan bisnis yang bersih, transparan dan akuntabel di lingkungan kerja PLN. Kami juga akan tegas menerapkan reward and consequence,” papar Purnomo. Sementara, Manajer Senior Kepatuhan PLN Pusat, Rachmat Hidayat, selaku PIC Program PLN Berintegritas, menyampaikan, bahwa tantangan perusahaan ke depan sangat besar sehingga semua pegawai harus profesional dalam bertindak, karena segala tindak tanduk pegawai sangat berpengaruh terhadap citra PLN. Sedangkan Prokurmen Spesialis Barang Jasa TI-I, Henny Yulianto, dalam paparannya, menyampaikan, bahwa untuk mewujudkan PLN Berintegritas diperlukan langkah strategis untuk mengukur kinerja perusahaan dan mitra kerja.
Untuk itulah PLN harus memangkas kontak langsung antara pelanggan dan calon pelanggan dengan pegawai PLN dan mitra kerja PLN. Fungsional Grati kasi KPK, Priyanto, mengapresiasi inisiatif PLN Kalselteng mengadakan kegiatan Collective Action, hal ini menunjukkan bahwa PLN sangat serius untuk membangun Good Corporate Governance (GCG) dan memberantas potensi terjadinya pelanggaran. Menurut dia, alasan orang melakukan korupsi adalah adanya dorongan guna mendapatkan uang lebih dan rendahnya integritas. Kecenderungan yang terjadi pada perusahaan, pegawai yang berintegritas tinggi justru malah disingkirkan. “Kita semua dan PLN harus bersatu untuk menegakkan integritas, dukungan semua pihak tentunya akan sangat membantu mewujudkan PLN Berintegritas,” ujar dia. Kegiatan Collective Action ditutup dengan penandatanganan kesepakatan bersama antara PLN, TI-I, KPK dan mitra kerja untuk bersamasama menjunjung tinggi integritas dalam melaksanakan kegiatan bisnis. (ofy/*)
BANJARBARU, BPOST Tenaga penyuluh pertanian akhirnya mendapat kesempatan paling ditunggu-tunggu yakni pengangkatan statusnya dari tenaga kontrak honorer menjadi calon pegawai negeri sipil (CPNS) Sebanyak 178 tenaga harian lepas tenaga bantu penyuluh pertanian (THLTB-PP) se-Kalsel dibawah koordinasi Badan Koordinasi Penyuluhan (Bakorluh) Provinsi Kalsel mendapat kesempatan pengangkatan CPNS dari Kementerian Pertanian. Mereka bahkan kini telah mengikuti tes CAT CPNS difasilitasi Kantor Regional VIII BKN Banjarmasin di Jalan Bhayangkara, Sungai Ulin, Banjarbaru, Rabu (5/10). Saat pelaksanaan tes CAT berlangsung, peserta tes ternyata tidak lengkap hadir. Seorang di antaranya atas nama Hendra, asal Kabupaten Banjar, terpaksa dibatalkan mengikuti tes karena terlambat datang. “Peserta bersangkutan
baru datang sekitar 15 menit sebelum tes berakhir. Sebelumnya, telepon genggam bersangkutan berkali-kali dihubungi tidak aktif. Peserta bersangkutan akhirnya batal mengikuti tes CAT,” ucap seorang panitia tes. Selain peserta dari Kalsel, ada juga seorang perempuan dari Kaltim yang batal mengikuti tes karena alasan hendak melahirkan. Selain tenaga penyuluh pertanian dari Kalsel, tes CAT CPNS di gedung Kanreg VIII BKN Banjarmasin di Banjarbaru secara bersamaan diikuti pula oleh peserta tenaga penyuluh pertanian dari Kalteng dan Kaltim. Daftar peserta tes CAT CPNS Kalsel sebanyak 178 orang, Kalteng 118 orang, Kaltim 98 orang. Total peserta tes CAT CPNS THLTB-PP sebanyak 394 peserta. Kepala Sekretariat Bakorluh Provinsi Kalsel, Nor Efrani, menjelaskan, Kementerian Pertanian telah mengusulkan formasi penyuluh
PENGGUNAAN tas plastik atau biasa disebut kantongan kresek mulai dilarang di Kota Banjarmasin, sebagai upaya mengurangi limbah plastik. Satria Negeri Seberang Alternatif lain, sebaiknya menggunakan “Bakul” yang terbuat dari anyam - anyaman produk handmade masyarakat. Ini merupakan Prosspect Kerajinan masyarakat, disamping program “Go Green!”
pertanian dan PESERTA TES CPNS mendapat perTENAGA PENYULUH setujuan dari Kemenpan RB. Kabupaten/Kota Jml (orang) Seleksi penez Banjar 35 rimaan CPNS z Hulu Sungai Utara 28 THLTB PP dibuka mulai 8 z Barito Kuala 13 hingga 20 Sepz Hulu Sungai Selatan 6 tember 2016 z Balangan 22 melalui website resmi Kementez Tanah Bumbu 15 rian Pertanian z Tabalong 14 dan SSCN BKN. z Kotabaru 12 Selanjutnya, z Hulu Sungai Tengah 9 Rabu (5/10), tes bagi peserz Tapin 6 ta dari Kalsel, z Tanah Laut 9 Kalteng dan z Kota Banjarmasin 3 Kaltim. z Kota Banjarbaru 6 “Setelah MoU bupati Jumlah 178 orang dan wali Kota se-Kalsel dengan Kementerian Perta- tenaga penyuluh pertanian nian, maka dilaksanakan (THLTB PP). Namun hanya seleksi penerimaan CPNS 178 orang memenuhi usia dengan usia maksimal 35 maksimal 35 tahun. Sisanya, tahun pada 5 September 268 orang melebihi usia 35 2016. Sebanyak 178 orang tahun.”Untuk usia di atas 35 masuk syarat untuk meng- tahun, tidak dapat ikut tes ikuti tes,” jelas Nor Efrani. CPNS, Kami pun cukup priUntuk Kalsel, total ada 446 hatin,” ungkapnya. (sar)
Izul Blank Wear Harus ada inisiatif sosialisi ke semua kalangan warga, dari pemerintah daerah dampak dari plastik dan solusinya bagaimana supaya tdk memekai plastik lagi untuk kegiatan sehari2. Bahrie Nobon Kalau di Japang pang lawas banar dah kada pakai tas rese kresek, kita kok baru saja, itu pun baru wacana? Ingat global warning....
Muhammad RenaLdi Setuju. Lebih baik orang orang menggunakan bakul supaya mengurangi limbah plastik yang sampai beratus ratus tahun ga pernah hancur Lilis Suryani kebijakan tersebut separuh jalan dan bahkan seperti slogan syahrini.maju mundur cantik..diperlukan kebijakan ketat terhadap penggunaan tsbt krna bumi kita semakin tua
REI Expo banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT
likes: BPost Online
7 OKTOBER 2016
15
FOTO-FOTO BANJARMASIN POST GROUP/SALMAH
LENGKAP - Pebisnis properti The Grand Banua ikut serta di REI Expo dengan berbagai penawaran menarik.
Ramai Sejak Pagi TAK bisa dipungkiri, kehadiran REI Expo 2016 memang sangat dinantikan. Wajar begitu jadwal Duta Mall Banjarmasin buka pukul 10.00 Wita, pameran pung langsung ramai. Banyaknya promo ditawarkan masing-masing stan didominasi para pengembang mampu menyedot pengunjung berdatangan silih berganti. Semakin lama, tingkat kunjungan juga terus semarak.
Pameran properti terbesar dan terlengkap digelar Dewan Pengurus Daerah Real Estat Indonesia Kalimantan Selatan (DPD REI Kalsel) kemarin, Kamis (6/10) memasuki hari kedua. Tidak hanya kalangan keluarga yang berminat dan menanyakan rumah yang ditawarkan para pengembang, bahkan para bujangan juga tertarik memiliki rumah yang bisa dibeli dengan sistem kredit.
Ada yang bertanya langsung di stan perumahan. Namun juga ada yang bertanya ke stan perbankan mengenai persyaratan kredit. Tak sedikit pula yang masih mencari informasi mengenai berbagai rumah tersebar di Kalsel. Seperti halnya Syahruddin, warga Jalan Perdagangan, Banjarmasin, menyimak penjelasan di salah satu stan perumahan. “Ada niat membeli, mu-
dah-mudahan bisa cepat prosesnya,” seloroh wiraswastawan tersebut. Beberapa brosur perumahan pun diambilnya. Berbagai informasi langsung dari tim marketing masingmasing stan juga sudah didapatnya. “Tinggal menyesuaikan dengan kesiapan dana dimiliki. Moga cocok, jadi tinggal urusan dengan perbankan,” urai lelaki yang akrab disapa Udin.
Tak dibantah, banyak promo menarik diberikan mulai dari uang muka ringan hingga hadiah langsung berupa umrah. Ada juga hadiah elektronik, sepeda motor hingga mobil. Menariknya lagi, berbagai tipe rumah dan lokasi bisa dengan mudah didapat informasi dengan lengkap. Bahkan tidak sedikit bisa langsung konsultasi dengan direktur pengembang perumahannya. (dea)
Langsung Dihadiahi Mobil DAWANG, Marketing Grand Banua, memaparkan kalau saat ini mereka menawarkan kaveling siap bangun yang menguntungkan. “Cashback hingga Rp 500 juta dan subsidi setiap bangunan 1 meter persegi Rp 1 juta,” paparnya.
Kaveling siap bangun tersebut berada di samping Hotel Aston and Convention Center. Lebih tepatnya dekat dengan Oakwood Residence. “Konsumen bisa minta desainkan. Ukurannya beragam mulai dari 10 x 9 m,
17,3 x 19,4 m dan 17 x 14,6 m,” jelas Dawang. Konsumen juga mendapat diskon. Selain itu berhadiah mobil Daihatsu Ayla, khusus selama pameran, tentunya dengan syarat dan ketentuan berlaku. (dea)
RAIH UNTUNG KAVELING DI GRAND BANUA
Lima Pembeli Dapat Beat HADIAH sepeda motor pun juga disediakan sejumlah perumahan. Salah satunya yang dilakukan PT Alya Bangun Mandiri. Bagi nasabah yang membeli perumahan di Green Rahayu Jalan Pramuka, Pembina IV, Banjarmasin tersedia 42 unit tipe 36 hingga 45, bisa langsung bawa pulang Honda Beat.
“Selain itu ada promo perumahan Green Aliya Banjarbaru. Dengan bunga ringan selama 2 tahun dan diskon. Untuk hadiah langsung sepeda motor berlaku baik yang beli rumah cash maupun kredit,” jelas Rusida, bagian marketing PT Alya Bangun Mandiri. (dea)
Tanpa Uang Muka TAK kalah menarik PT Azier Putra Mandiri. Mau mengambil rumah tanpa uang muka, di temoat ini salah satunya. Buruan datang dan daftarkan segera. Mira Susanti, SPG Graha APP, memaparkan, perumahan mereka semua stok ready dan ada pula yang akan dibangun. “Pembeli bisa request misal jumlah kamar. Lokasi
perumahan di Jalan Raya Handil Bakti Km13,” jelasnya. Tipe 36 cukup bayar Rp 1 juta sudah punya rumah. Rinciannya, bayar pendaftaran Rp 500 ribu dan isi tabungan BTN Rp 500 ribu. “Tanpa DP. Promo ini hingga akhir tahun,” tandasnya, seraya menyatakan luas tanah 10 x 15 m. (dea)
z Pemilik dapat membangun rumah impian sesuai dengan kebutuhan z Lokasi premium, berada di kawasan The Grand Banua Superblock yang terintegrasi dengan Aston Hotel, Apartemen, CityWalk, Convention Center dan Pusat Perbelanjaan.
z Dilengkapi dengan fasilitas lengkap dan modern, Taman, area jogging, tempat bermain anak, z z z z
kolam renang, cafe dan resto, mini market dan lainnya. Kaveling diserahkan dalam keadaan lahan matang siap bangun Sistem pembayaran fleksibel, cash keras, cash bertahap Luas kaveling mulai 204 M2 Investasi menguntungkan, harga terus naik.
Diskon Selama Pameran SELAMA pameran berlangsung harga khusus juga diberikan Iwan, Kepala Toko Bangunan H Ma’mun. Sejumlah produk yang mereka tawarkan antara lain keramik lantai dan dinding juga kunci, kloset hingga westafel diberikan diskon harga. “Keramik antara lain merek Milan. Sedangkan granit di antaranya Granito, Essenza dan lainnya,” jelasnya. Diskon lumayan tinggi selama pameran. Pihaknya memberi diskon 10 hingga 30 persen untuk item yang ditawarkan. “Silakan datang ke stan kami untuk mendapat pro-
DISKON
- Di REI Expo bukan hanya khusus perumahan, namun juga ada stan bahan bangunan.
duk berkualitas,” ujarnya, seraya menyatakan lokasi
toko di Pasar Baru No33 A Banjarmasin. (dea)
0610/B15
Yuppies
16 JUMAT
7 OKTOBER 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
n a k i r e B t u k a T k a T n a g n a p a L i d ngan
Duku
al Madrid. Putera maupun Re kumpul nontbu se , an ch g ng “Yang pasti serin dakan acara Menjadi seorang la, inta bo Sh k gi pa ba se , ga n la en ga bo m in r au bareng at bagi suporte DI setiap pertand Ia mengaku ton g atau yang an kadar nonton n. se un ka a uk ng ny nd na ha pe ye at ak en lih m tid kerap ter me- yang tak sangat a ng ek ya er n lain,” sun M ra ha r. bu ec rte hi ng po ga t nang meliha bareng tapi ju se sering disebut su ng la. ku bo du b an klu berik sebuah nyanyi untuk mem pangan. Para sulnya. pernah lepas dari an Nia Wati, hanya terdiri dari di la n ai m pe gi Tak berbeda deng ba Suporter bola tak an da m i pa pe ke au tia at t manga terlihat se adrid. Mahasisw pria yang penuh se h, fans Real M n suporter juga la ka i ka in da ki in tin es as n m m ka , ar ku nj ng ela ku IAIN Antasari Ba buat ricuh dan m - tim yang didu Madrid seak juga yang men yanyi. en m ap menjadi fans Real tet anarkis. Tapi, bany a ot rgg po an su i uk ga tu peras ba m se , ter ”W masih SMA. ak Bukan hanya itu jadi suporter tertib Real bisa menja- jak n ya to rin on di en m la, li bo ter cantik. a tama ka a fans klub ot ak gg m an , deya an kn ka ng so su de g so , langsun kompakan Ya, jika melihat aan dan Madrid i adalah lin ke tein am Ke s rs di a. be ga ny ke ka an sa ng ain ra ya an perm lain. Ada takkan men i sedi lapangan, ng alah Shinta Novia luargaan.”Kalau san deh sampai kin a ke ru ke seorang batgirl. Di an nuk Ba ak a a, isk bb isw Un i as Se . isw ah ga m as ju r ah tu M ya ada takutn Ramadhana. Ini karang,” tu Teknik Informatika cewek. Tapi mau gimana lagi. tu ini. jarbaru Fakultas at- semester sa ggu lan en Ba Bartgirl88 k mengikuti bagian yang m ta di ki ja es h M da su ini adalah anggota Barito Putera sejak kan Bartgirl,” ungkapnya. m en ga ku an. Mengidolakan h di kl ub , ia bo he g rin A. se a SM ny Bukan ha akan tetap mendu masih di bangku irl, Shinta televisi sama rtg n . Ba pa rid g de ad an M di or al , se Re an kung Selain g lapang saat menonton a ridista. Tergabun saja. Seperti pada inta dan fans “Biasanya sam juga seorang Mad In de rid ad M Sh al , s, Re rid ko na ad Pe M di s al na laga Re dalam Ni p te m an g berteriak. “Teta langan. lainnya juga serin tidak bisa non- nonton pertandonesia (PRMI) Ba . ru ba ar nj Ba h di pun a “Tapi karena kulia I seru kok, walau ng di lapangan,” d i n g a n n y su bung dengan PRM ng ga la g pa ra rin l se ca bi se m ya n in sa to jad s tertawa. tuk itu, jadi Nina kai jersey ceplosnya sambil Banjarmasin. Un a. r sebuah klub ny ar rte uj po ,” su ng ra di ” ka ja se en l M lse Ka di u in i, R M , kan Real Madrid la , m en ur ut ga bo pk tu pa tu Shinta mengidola se h a ga rani di ten itu menonton lag buatnya lebih be ya. sejak SMP. Kali lu, mulai- mem itu, tambah n La . in ik la ad Se ng g. sa an a or ak i) ny (ri ba RM bersam o o rit sama fans Ba klub bola Cristian banyak teman se lah menjadi fans Ronaldo dkk ini.
a l o d I s i r o s e s k A i Koleks
ub g fans sebuah kl MENJADI seoran a mengoleksi jersey tanp rti bola, tak lengkap bola tercinta. Sepe tim ris so se ak ga hing inta. yang dilakukan Sh soris dan Jersey ia se ak is jen ai ag rb , Be sey RM, homenya jer da “A kumpulkan. dari RM r ke sti g, in dind gelang juga, jam tenjaket, topi semua PRMI mana saja, a. ny gkap ui tang RM lah,” un Barito Putera diak Selain itu untuk an rtm Ba si uk od tu pr Shinta ada sepa ik er Bartgirl, syal st Balangan, kaos hingga topi.
di ak ui ny a Ke se m ua ny a itu k m en ja di fa ns kumpu lk an se ja gi Sh in ta se otim bo la itu . Ba an le ng ka p kk ta la ra ng fa ns bo leksi tentang ko ki ili em m tanpa an. Koleksing ya tim bola kesa asanya dikekoleksinya itu bi rik an du be em na ka n sa at m an di ng an , rt pe at sa ku ng an n se ca ra to on ba ik sa at m en m el al ui n pu au m ng la ng su televisi. (rii)
GRAFIS:: BANJARMASIN POST GROUP/RIZALI RAHMAN
Pisang ala Mahasiswa IAIN Antasari ADA yang berbeda di lingkungan kampus IAIN Antasari Banjarmasin, yakni pohon pisang di pajang dan diarak mahasiswa. Bukan hanya itu, tulisan Pisang juga hadir di beberapa tempat. Ya, mengusung nama Pisang, Dema IAIN Antasari Banjarmasin mengadakan sebuah kegiatan Pisang, singkatan dari Pekan Imiah, Seni, Olahraga dan Keagamaan. Kegiatan akbar ini selalu diadakan sekali dalam setahun. Ini melanjutkan kegiatan dari tingkat jurusan ke tingkat fakultas dan berakhir di perlombaan dari Dema. Ditemui Kamis (5/10), ketua pelaksana, Teguh Imam Perdana, mengatakan, kegiatan berlangsung hingga Jumat (14/10) nanti. Diikuti perwakilan seluruh fakultas, digelar berbagai lomba. Dalam bidang ilmiah, ada delapan cabang lomba, yaitu debat Bahasa Indonesia, debat Bahasa Inggris, debat Bahasa Arab, pidato tiga bahasa, mading 3D, membaca kitab kuning dan orasi ilmiah. Bidang seni, parade, teater,
Habib: Jangan Bubarkan DPD RI z Ratusan Mahasiswa Ikuti Seminar
BANJARMASIN POST GROUP/MILNASARI
PARADE
- Kegiatan Parade Pisang di IAIN Antasari Banjarmasin, Kamis (6/10).
musikalisasi puisi, stand up comedy, taru, baturai pantun dan akustik lagu Banjar. Untuk olahraga, ada 10 lomba, futsal, voli, bulutangkis, tenis meja, panjat dinding, lari estafet, lari 100 meter, lari tiga kilometer, catur hingga tarik tambang. Kalau kompetisi bidang keagamaan, lomba kaligrafi, habsi, tilawatil Alquran, hifzul Alquran, syarhil Alquran, pop islami, desain busana muslim dan azan. Jumlah peserta yang mendaftar, hingga ratusan mahasiswa. Sebelum mengikuti Pisang di tingkat institusi, para
peserta mengikuti seleksi terlebih dulu di tingkat jurusan. Setelah lolos dari eleminasi, barulah peserta mewakili di tingkat institusi. “Kami juga ada rencana, bagi yang menang akan kami ikutkan seleksi untuk kegiatan Pioneer di Aceh yang diadakan perguruan tinggi Islam seIndonesia,” ungkapnya. Filosofi Pisang, diakui Imam, berasal dari sifat Pisang yang pantang mati sebelum berbuah. Ini diharapkan menjadi penyemangat bagi peserta untuk terus berkarya dan maju. (rii)
WACANA membubarkan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI karena dinilai tidak optimal, mendapat tanggapan keras dari anggota DPD asal Kalsel, Habib Abdurrahman Bahasyim. Hal ini diungkapkannya dalam seminar Sosialisasi Kelembangaan DPD RI yang berlangsung di aula FISIP Universitas Lambung Mangkurat (ULM), Kamis (6/10) siang. “DPD dibubarkan, DPD dapat meminilisir kesenjangan dengan pusat. Bodoh kalau minta DPD dibubarkan. Seharusnya dikuatkan,” tandas senator yang dikenal dengan nama sebutan Habib Banua ini. Menurutnya, DPD terbentuk saat reformasi tepatnya pada 1 Oktober 2004. Sebenarnya, DPD RI mempunyai legitimasi lebih kuat daripada DPR. Alasannya, anggota DPD yang memilih satu provinsi dan persis seperti pemilihan gubernur.
“Lembaga DPD dilahirkan untuk mengubah paragdigma.kebijakan sentralistik. Dengan adanya DPD, kebijakan perencananaan pembangunan dari daerah ke pusat,” ujarnya. Habib pun tak mengelak, lembaga DPD tak terlalu dikenal dan hal ini membuat dirinya merasa miris. “Kami ikhlas, kalau DPR terkadang mentok dengan partai. Kami saat ini tak dianaktirikan. Tetapi daerah pun tak dianggap, kalau anggota DPD tak berjuang,” imbuhnya. Sementara itu, seorang nara sumber, M Gazali yang juga dosen FISIP ULM, membenarkan, DPD RI merupakan buah dari reformasi, Lembaga ini wujud dari tuntutan demokrasi untuk memenuhi rasa keadilan masyarakat di daerah. “NKRI akan kuat jika ditopang daerah-daerah yang kuat. Bukan daerah lemah,” paparnya. Nara sumber lainnya, Ap-
BANJARMASIN POST GROUP/IRFANI RAHMAN
PENGUATAN - Senator Habib Abdurrahman Bahasyim dalam
seminar di FISIP ULM, menyampaikan tentang perlunya penguatan lembaga DPD RI, Kamis (6/10).
riansyah yang juga Ketua Jurusan Pemerintah FISIP ULM, mengingatkan. DPD diperlukan karena berkaitan kuat dengan aspirasi masyarakat yang belum belum tertampung di partai politik dan fraksi. Aspirasinya disalurkan melalui DPD. Seperrti UU Desa yang telah lahir, itu adalah aspirasi masyarakat
yang tersalurkan melalui di DPD. Sesuai perkembangan, dirinya berharap, jumlah anggota DPD Kalsel bisa ditambah. Menigngat ada 13 daerah, setidaknya ada enam anggota DPD nantinya. “Bukan jumlah penduduk, tapi jangkaun wilayah yang luas,” lontarnya. (dwi/*)
Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
MINGGU JUMAT MINGGU
31 7 OKTOBER JANUARI 2016 2016 2016 24 JANUARI
likes: BPost Online
17
MITSUBISHI
HRV DP 47 Juta. Bonus V-Kool+Variasi Proses dibantu sampai ACC Harga Nego V.000-13/10
BR-V DP 31 Juta. Bonus Variasi + Kaca Film. Nego sampai jadi & ACC Harga Nego V.000-13/10 PROMO AKHIR TAHUN, NEGO SAMPAI DEAL!!! www.hondatriomobil.net TELP/WA 0852 4681 3999 BBM D01462B1 PADLY HONDA TRIO
Tyt Innova, Avanza, Fortuner, Yaris, Rush, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 Harga Promo V.10890-9/10
HRV, Mobilio, CRV, Jazz, Brio, Freed, Accord, Civic, City. Ready Stock 2005-2016 Harga Promo V.10890-9/10
Promo bulan ini : Stok Terbatas Honda BR-V DP. 30 Jt All New Brio DP 26jt Harga Nego V.M11665-2/11
Promo bulan ini : Stok Terbatas Honda Mobilio DP. 13 Jt All New Jazz DP 39jt Harga Nego V.M11665-2/11
DEALER RESMI HONDA INFO & PEMESANAN Hub : NOKA 085249492090 BB 5F40241D Web : www.hondatriokalsel.com
Promo !!! Honda JAZZ MMC 2016 DP 30 jtan Bns variasi + hadiah lsg, R Stock Harga Promo V.M11566-31/10
Promo!!! NEW BRIO 2016, Angs. 2jtan/ DP 20jtan bns kcfilm HUPER OPTIC+Variasi. Harga Promo V.M11566-31/10
Promo HR-V Mugen ‘16 DP 40jtan + Vkool R Stock/hdh lgsg HP Samsung S7 Edge Harga Nego V.000-8/10
Promo MOBILIO ‘16 MMC DP10jtan / angsn 2jtan R Stock/hdh lgsg Hnd CB150R Harga Nego V.000-8/10
PROMO EXHIBITION / PROMO AKHIR TAHUN DEALER RESMI HONDA TRIO ADI BOSS HND 0811518979/BB 5E71DF9B www.hondabanjarmasin-adi.com
JAZZ DP Mulai 40 jtan atau Angs. mulai 2 jtan + Paket Aksesoris Harga Promo V.M10975-13/10
BRV DP Mulai 30 jtan atau Angs. mulai 2 jtan + Paket Aksesoris Harga Promo V.M10975-13/10
PICK UP DP 7jtan angs 3jtan ready stock syarat mudah Harga Nego V.M11653-3/11
Daihatsu Sigra Dp. 15jtan Angs 2,8jt proses cepat & syarat mudah Harga Nego V.M11653-3/11
HUB: LINA 0813-3030-0509 / 0813-4800-4168 PIN BB 2ACA6038
New CRV A/T 2013 merah maron dan hitam full var. G Vitara 2.0 A/T 2012 silver
Fortuner G TRD.2012 A/T Putih. Juke RX 2012 greey
V.M11486-28/10
V.M11486-28/10
Mitsubishi L300 Box Th.2010 Tgn/1 Pjk Pjg,Asli DA,Sgt Trwt 05116747037 Harga Nego V.M11657-30/10
PROMO PU T 120 SS / L 300, Truk PS HD & Mirage 2016 Hub 081253558185 UM 5jtan V.M10747-5/10
TOYOTA
Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Ftr, PU Mbl br 2016 : Innova, Fortuner, Avanza, Rush, APV,Ayla, PU Granmax. R Stock 2005-2016 Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed V.10890-9/10 V.10890-9/10 Harga Promo Harga Promo HUB: ISTANA MOTOR BENUA ANYAR 08125123674 - 081349751985 -085248428234 082220241576 - 085287739127
All New CIVIC TURBO ‘16, dgn teknologi Remote Engine Start, 6-airbag. Promo disk Harga Promo V.M11566-31/10
Avanza Grand New Pth Htm grey slvr Innova, Fortuner TRD, Rush, Hilux dll V.M10791-7/10 Harga Special
Mbl br ‘16. Avanza, Innova, Fortuner, Rush, Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed Harga Nego V.10888-9/10
CRV,BRV, HRV, All New Jazz RS, H Freed, Mobilio, Brio, Megacary, Futura dll Harga Special V.M10791-7/10
Promo!!! New MOBILIO MMC, DP 10jtaan/ Angs. Mulai 2jtan+Bns Full Var+hadiah lgs Harga Promo V.M11566-31/10
PROMO AKHIR TAHUN, DEALER RESMI HONDA TRIO YUDI 0853 8600 3826, BBM 5FBA1934 GURU 0813 4862 3579, BBM 2600CAA5
Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Futura, PUAPV,Ayla, PU Granmax. RStock ‘05-’16 Harga Nego V.10888-9/10
Futura 13 Yaris E13 & S15,Sirion 13, Xenia CRV ‘07 Htm,Jazz RS ATMrh Pth‘14, 14,Terios TX13, Avz G 13,12 Fortun 14 Mobilio14, Brio14,15,HRV ECVT 15 Harga Special V.M10791-7/10 Harga Special V.M10791-7/10
Fortuner, Innova, Avanza, Yaris, Rush, CRV, HRV, Mobilio, Jazz, Brio, Freed, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 Accord, Civic, City. R Stock 2005-2016 Harga Nego Harga Nego V.10888-9/10 V.10888-9/10
SHOWROOM ANUGERAH Jl A Yani Km5,5 No 405-406 Bjm 081251748989 / 081348309888/ 0511-3258999 Jual Beli Tukar Tambah Baru & Bekas Cash / kredit
SHOW ROOM GALERI MOBILINDO BENUA ANYAR HUBUNGI : 085325085413 - 081250453637 081349751985 - 08125123674
CRV DP Mulai 70 jtan atau Angs. mulai 4 jtan + Paket Aksesoris Harga Promo V.M10975-13/10
MOBILIO DP Mulai 10 jtan atau Angs. mulai 2 jtan + Paket Aksesoris Harga Promo V.M10975-13/10
PEMESANAN HUB : TAURA 0853-4563-8881 Pin D0139DF9 WAYAN 0812-1731-5999 Pin 54EBEDE4
PROMO!! MOBILIO DP 15jt & BRIO 29jt stok trbts bns full var & doorprize Harga Promo V.M11226-6/10
PROMO !! BR-V DP 32jt & Jazz DP 37jt stok terbts asuransi all risk & prss mdh cpt Harga Promo V.M11226-6/10
INGAT HONDA INGAT JAMAL 0853 4660 9119 Download aplikasi Dealer Honda Trio 5D4B5515
APV Mega Carry DP 9jt + bonus Full Var Harga Nego V.M10808-8/10
PU Carry Futura 1.5 Promo DP 5jt + Bonus Full Var V.M10808-8/10 Harga Nego
DPTKAN PELAYANAN TERBAIK, SALES RESMI SUZUKI BILY 0813 5103 3291 / 0813 4936 9772 /PIN BB 238A930A
Brio E A/T 2014/15 Putih, merah. Jazz RS A/T 2013 /14 orange, greey.
Mobilio RS A/T 2015 Merah. Freed PSD 2013 greey
V.M11486-28/10
V.M11486-28/10
Hubungi HY Motor Jl Sultan Adam Ruko No 3 Banjarmasin 08125016535 / 081255213141
Ayla DP 10 juta angsuran 2jtan
Djl Tyt Dynasaurus 6 roda bak kayu Th2002 siap pakai Hub 085100460088 V.M11518-31/10 Harga 65jt Nego
Sigra DP 20 juta angsuran 3jtan V.M10935-9/10
V.M10935-9/10
HUB: SALIM 08125054532 / SANI 085256483838 KAMI SPESIALIS DP MRH, ANGSRN MRH/NEGO SAMPAI JADI
XENIA DP 11jtan angsuran 2jtan
SIGRA DP 18jtan angsuran 2jtan
Harga Promo
Harga Promo
V.M11316-23/10
IYAN : 0821 5505 7055 ARDI : 0812 5040 1381
V.M11316-23/10
Djl Mobil Innova Th’2010, Pribadi, Accesories Standar Hub.0811516545 V.M11482-3/10 Hrg 155jt Nego
Dijl Corolla Altis 11 matic silver met kond mls siap pakai trwt Hub08125128666 Harga Nego V.11181-12/10
Bersambung kehalaman 18 ....
18
Tribun Jual Beli
JUMAT MINGGU
7 OKTOBER 17 JANUARI 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
Sambungan dari Halaman 17 ...
SUZUKI
Cuci Gudang! All New Kjg Innova Diskon 30Jt Lebih. Jadi Cuma 290 Jutaan
Promo All New Sienta! Cuma 228 Jutaan ja! Diskon 32 Juta Lebih
V.M11786-4/11
V.M11786-4/11
INGAT TOYOTA INGAT USUP 0822 9933 4669 Dealer AUTO2000 BJM klik : www.auto2000bjm.com
Ayla DP 9 juta angsuran 1jtan V.M11827-5/11
Sigra DP 19 juta angsuran 3jtan V.M11827-5/11
HUB: LIYA 0813 4800 2489 Kunjungi Webs ulun : www.daihatsubjm.com
Djl cepat Suzuki X’Over Thn2008 Pribadi. Hub082153575145 V.M11508-8/10 Harga Nego
HONDA
Djl Suzuki Pick Up Futura 1.5FD Th2015 Hitam Hub 08115521086/051222549 V.M11644-25/10 Harga 75jt Nego
CALYA DP 20jtan atau angs 2jtan
AGYA DP 15jtan atau angs 1jtan
Harga Nego
Harga Nego
V.M11825-5/11
Proses Cepat dan Mudah RAHMAN 0813 5187 4874
V.M11825-5/11
Cary 10 Th90 Hijau Met asli Banjar, tape, USB,radio081349664697/081253582259 V.000-13/10 Harga 27jt Nego
Djl Honda Freed Th.2010 Type S Warna Hitam,Pribadi,Hub.08971111311 Hrg 165jt Nego V.M11112-21/10
Jazz 2008 Model Baru AC TV VR ban 95% cat ori Km 48rb asli Hub 082158335225 V.000-6/10 Hrg 127jt Nego
HYUNDAI
BMW
Hyundai Atoz GLS ’04, Mrh met,VR, TV, DVD,AC dingin Hub: DIDI 082153645909 Harga Nego V.000-6/10
BMW th97 kond excutive lokasi Pelaihari Hub 085250631099 Hrg 77jt Nego V.000-11/10
Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id
BANJARMASIN
SERVICE
PENDIDIKAN
TARYO TEKNIK servis ditmpt KURSUS BAHAN BANGUNAN TV,kulkas,AC,msn cuci, insta LKP BERKAH JAYA Kursus LAIN-LAIN lasi listrik,dll 085348159255/ Mengemudi Promo 10x Per ARDI LAS mlyni pemb. trlis, 082159171487 temuan Rp.500.000 dijamin bisa B00644.2016M11162-3 cnpy,bja rngn,pgr,plfon,mngrjkn Dan bergaransi HP:0812 KOMPUTER Allmbond,dll.081351742554/ 51543873 BBM:7C4F9937 085102136307 B00001.2016M10815-4 SERVICE B00030.2016M11731-3
PENGUMUMAN E-BOOT SERVICE Komputer & Laptop Melayani ke Tempat KEHILANGAN CCTV Anda Hanya @65ribu Praktis. 1 (satu) Lembar BPKB Ken promo cctv terbaru kualitas Hub:081345563339 daraan Roda 2 dengan No.Pol: B00001.2016M11224-3 HD.pkt 4ch(4cam,dvr, hdd,psg) DA 2117 NB An.HIJRAH LOWONGAN KERJA Rp2,9 jt hp.081266488605 buruan RAKHMAT MAULANA terbatas B00001.2016M11815-3 MARKETNG-SALES B00001.2016M11593-3 1 (satu) Lembar STNK dan Di cari marketing untuk penjualan LAIN-LAIN BPKB Kendaraan Roda 2 Jual Soundsystem & lighting, batari,lulusan SMA usia 18 sd dengan No.Pol: DA 2085 MO 20803910 M i x e r , B o e h r i n g e r , Y m h 30 tahun. Hub0822B00122.2016M11775-3 An.ARSIANTI B00001.2016M11814-3 DBX.HSM Jl.Sutoyo no110 Dicari Marketing Buku Pintar (Samp.BRI) 085101411116 PERLENGK.RT Jarimatika, gaji 3jt, bonus Hub B00001.2016M10918-3 FILTER AIR Mnjual Pralatan List Tenaga 085393290256 B00025.2016M11801-3 AGEN FILTER, Water Filterindo Matahari. www.borneo solarcell. TEKNIK / MEKANIK trma pmasangan depo air minum blogspot.co.id/08115121599/ Dcr Krywn Mekanik Mobil ,RO,UF,BIO ENERGI, HEXA 08115111287 SMK Automotive Sdrjt. Di Uta GONAL,ALKALI.serv.& spart B02207.2016M11404-3 makan yg berpengalaman. Lmrn part hrg.16jt cash/K. trm order JASA Krm ke Jl.Pramuka Dharma dlm & Luar kota 0821 5311 BANGUNAN Budi I Rt.19 No.44 BJM. 2499,085386680001,BB:291E300C ASAHI CONTRUCTION: Spe HP:085249198966/05113260790 B00671.2016M9590-6 B00001.2016M11780-5 cialis pemasangan Baja Ringan GLOBAL FILTERINDO. Spclist SOPIR ,Plafon,Kanopy Baja Ringan, Depo Air Isi Ulang, Water TreatPartisi,Kusen Aluminium. 0813 Dcr Sopir Pria/Wanita, SIM A ment, UV-RO(Reverse Os 31677788/085347555867 Umum,usia max 45th, min. mosis),Alkaline Bio-Mineral/ B00001.2016M11631-4 SMP. Kirim ke PT.Arya Puspita Energi,Ozon,Extra OKSIGEN BIRO JASA Jl.A.Yani Km 7,4 Kertak O2 Std DEPKES RI, Byk Bns CV Karya Bersama melayani Hanyar Gedung JEEP (Seb S.part Lkp. Hrg Mulai 16jt Cash/ JASA PEMBUATAN SOFT- rang.Daihatsu) 085109690001 Krdt. Hub : 0511-3268289/ WARE u/perusahaan/usaha, Tidak terima SMS 0816212136/0811503331 PIN B00521.2016M11599-6 hubungi: 0811-546-2390 BBM: 24C5336D B00001.2016M11453-3 Dicari Sopir SIM A Berpeng B00706.2016M11597-8 RENTAL alaman domisili BJM Hub.0813 LAIN-LAIN VERA RENT Menyewakan 50333957 Lmrn krm ke PO.BOX CV.Mulia Jaya Sakti distrbutor Innova 2016, Fortuner, Avanza, 128 BJM. RakGudang & prlngkpn Rak B00001.2016M11730-3 hub 0811508748, bs melayani Mini Market.Hub.Jl.Pramuka LAIN-LAIN wil Surabaya Km.6 Rt.8No.2A (0511)3274398/ B00664.2016M10838-3 Dcr. Hairstylist/tk pijit/ kapster 0851007700365 SEDOT WC brpengalaman utk di Barbershop. B00119.2016M11633-4 Ahli WC mampet,westafel,Cuci Hub 0819896969 PROPERTI B00001.2016M11725-3 piring,Saluran,septic tank dll Dibthkan Karywn utk Konsultan RUMAH DIJUAL garansi tanpa bongkar Bioskop 4/6/7/9 dimensi. Llsn Di Gadaikan Rmh Komp.HKSN 082358026962 SMK TIK . Utk Biro Perjalanan & digadaikn/djl Komp.Abdi B00278.2016M11095-3 Umroh Haji. Ticketing Tour Persada Jaya Banua Anyar. SERVICE AC SENTRAL,CV Spesialis Travel Llsn SMA/K. Ulet jjr Krja Hub:082253099417 B00001.2016M11724-3 Prawtn AC Rmh&Kntor, Servis Keras. Lmrn Email: bioskop6de @yahoo.com atau lgsng ke Jl Djl Rmh Jl.Saka Permai ,Isi Gas Perb.Bkr-psg 0812 GgSederhana Rt5 Rw1 Bjm Kol Sugiono No 11 Bjm 5057997/085101408439 B02237.2016M11735-8 Uk.12,6x10 2Kt 1Wc/KMandi B00001.2016M11007-3 MOBIL DIJUAL Lkp& Lt Rapi dr Ulin Hub Ahmed Service AC Mly Ser085251596529/05114414171 vice perbaikan bkr/psg AC HONDA B00025.2016M11800-4 Rumah,kantor Dll Hp.0852 Djl mbl Honda CRV,th.13 akhir, RUMAH DIKONTRAKKAN 49658768/085753642921 HM 14rban,jrg pkai, 2400CC, B00001.2016M11585-3 / KOST ATEKNIK ELEKTRONIK Mn wrn pth,istimewa,hrg nego DKont 2bh rmh beton Komp. rm Pnggl prbikn TV,LCD, hub.0811500519 B00661.2016M11774-3 Ratu Zaleha Gg.Ki Hajar Dewan LED,PLASMA,DVD MITSUBISHI tara 3. Fas:PDAM,2KT,1KM. 085249862129/085100406535/ Dijual 5 Buah Truk Mitsubishi Hub:081251565537 08152115733 B00001.2016M10750-3 PS125 Tahun 2014. Hub: B00091.2016M10922-3 Dkont Rmh Jl.Ratu Zaleha Komp DANY TEKNIK pnggiln servis 081349507799/ 081348585990 KH Dewantara No.17 (dpn gg B00001.2016M11778-3 Kulkas,msin cuci,Prwtan bongkr Fajar Sidik) Hub.08195180022 SUZUKI B00001.2016M11763-3 psg AC, Jual Beli AC. Hub. Djl Suzuki Pick Up 1.0 Box HOMESTAY PERSADA MAS 081379252085 2005=50Jt,Escudo 2.0 Silver .A. Yani km 8;Mulai 1,5jt/Bln. B00127.2016M10853-3 JUPITER brgrnsi,kulkas,msn 2001 matic=75Jt,Daihatsu AC+Water Heater+TV+Dapur Espass Pick Up 2002=20Jt Hub:081254966638 cuci,service AC (0511)3259723 B00001.2016M11649-3 Hub:085100460088 085104592772/081250007997/ B00062.2016M11521-4 Kost Puteri Mulia (BARU). 085102500994 PENDIDIKAN Mnrima Karyawati/Mhsiswi ELEKTRONIK
MUTIARA AC Mlyni:Servis AC Psg/Bongkar psg AC,Perbaikan AC&Inst.Lstrik.085246528168/ 085332146705
Pelatihan Merakit Listrik Tenaga Matahari,Cck buat yg ingin buka Ush,Tempat trbts, Hub.0821 25004498,Lgsg Praktek tanpa teori
Fas: Tiap Kmr 1KmrMnd/WC, SpringBed+Lmri Pkaian,Prkir Luas.Jl.Sultan Adam Pondok Merpati No.9 Hub:0812 54161818
B00001.2016M11314-3
B00001.2016M11581-4
B00335.2016M11475-5
B00309.2016M10956-3
KURSUS
epaper.banjarmasinpost.co.id
RUMAH DIKONTRAKKAN
follow us: @banjarmasinpost
BANJARBARU
MINGGU JUMAT
likes: BPost Online
JUAL RUKO
Djl/Sewa Ruko 2 Pintu Jl.Trikora HEWAN Kos putri fas.lkp,AC/non, Jual bbt ikan brkwlts ,haruan, Komp.Galuh Merindu 2 Bjb,LT lmr,S.bed,KM dlm,kulks,TV nila,ppuyu,gurameh,patin, 90 M,Hub Nisa 08115840582 B00001.2016M11723-3 kbl,mj krj A.Yani km 3,5 K.Bunga mas,lele,dll. 085228251115 PIN ALAT BERAT 081351718602 BB 2A787C25 B01325.2016M11400-3 LAIN-LAIN B00001.2016M11656-3 PONDOK BAHAGIA Terima Dijual/Disewakan Bulldozer LOWONGAN KERJA Kost Putra Muslim Jl.Pangeran D31P, tahun 2013. Siap Pakai, LAIN-LAIN No.134-135 Rt.7. Telephone: Hub:0811500519 08155001619 B00661.2016M11628-3 Bth sgr Sales TO min SLTA B00001.2016M11530-3 Pengalaman Domisili Banjarbaru PELAIHARI Rmh di Jl.Sultan Adam Komp.Taekwondo Jalur IV & Kabag Qc min pengalaman PROPERTI No.83 Bjm. Hub.082151727925 2thn Laki2 punya sertifikasi ISO TANAH DIJUAL B00001.2016M10799-3 22000. kirim ke CV.Sinar Hoki A.Yani KM.28 Gg Kuranji RT.31 Djl Kbn KARET 400 Phn 7268 TANAH DIJUAL Djl Tanah Uk.15x20 & 20x20 Rw.05 L.ulin BJB B00001.2016M11792-6 M² sporadik Jl.Kerokan Bati2 sbr Jl.Meranti Raya Kayu Tangi Bjm Dbthkn sgr u/work interview 30 Kndng Ayam 100Jt nego Utara. Hub:081351894950/ org u/ditraining mjdi Staf Airlines 081348334460 TP B00001.2016M11662-3 085349907800 Pramugara/Pramugari llsn Jual Tanah Ladang,Desa Jilatan / KOST
B00001.2016M11501-3
SMA/D3/S1 brpnmpln mnrk usia max.26thn sgra hub Jl.Kebun Karet No 22 Loktabat Utara Banjarbaru 0821 5172 B01072.2016M11137-3 1 9 8 8 / 0 8 1 2 1 6 6 4 11 4 9 / Jual Tanah Samping SPBU 082232092889 B00015.2016M11410-8 Maliku Kalteng,Luas 6477. Har ga 225jt Nego. Hub:08510 Dcr tkg Bubut & tkg las yg brpnglman,max umur 35th,Lmrn 0460088 B00062.2016M11602-3 dtg lsg ke CV.Unindo Raya Tnh di pnggr Jl A.Yani km 6 Dlm Engineering Jl.A.Yani KM. kota Bjm sblh Ktr Samsat 23,Bjb(seb gdg bulog)plg lmbt 5 L.6750m2 hrg 6.5jt/m TP. hr stlh iklan terbit. B00661.2016M11606-5 08125020555 Djl tnh Jl.Gub.Soebarjo (Ling.selatan) ±2km dr pelabuhan lebar 37 pnjng 50 nego hub 081351525511
B00819.2016M11622-3
JUAL RUKO
B00819.2016M11624-3
LAIN-LAIN
Wisata 2 Negara Singapura &Malaysia 5hr Rp.6,5jt. Info ALYA TOUR BJM 08134954 9639 PIN BB 596D941 B00019.2016M10829-3
KAPAL LAIN-LAIN
Djl Kapal Cargo GRT370 baru turun Dock,siap pakai posisi banjarmasin. Hub:08524653 1003 Hrg Nego B00001.2016M11828-3
PALANGKARAYA PROPERTI JUAL RUKO
Djl Ruko 2 Pintu Uk.5x15 m/ Pnt di Jl Pemuda(Samping Kanan RM Padang),Kapuas Hub.085248273700 B00001.2016M11765-3
Tribun Jual Beli Hub 0511-3354370 EXT 114 / 115 Hotline 0811 500 3012
B00001.2016M11571-3
Tnh 50x100 Sebrg Pabrik Con feed km 32 Bati2 ±200m dari jln raya 100Rb/m 08125020555 B00819.2016M11623-3
MARABAHAN PROPERTI
KURSUS
TANAH DIJUAL
PROPERTI
TANAH DIJUAL Dswkn Ruko 1 Pntu di Jl.Kuripan RT08,No4 & Ruko 1 Pintu di Djl Tanah SHM,BJB Uk.2500, Jl.Adhiyaksa No4 RT27 1500,1344,660,500,374,748 Hrg mulai 175 rb-2Jt M² Hub.085 Hub085248273700 B00001.2016M11767-3 108727773 TOUR & TRAVEL
B00062.2016M11600-3
Tanah lbr 43x300 LKS sim pang3/Tugu, Jl.Angsau samping RS dpn SPBU. Maaf TP Hub:081521501436
PENDIDIKAN
Dijual ruko Jl Sutoyo S,Gunung Sari, Handil Bakti, S.parman Kursus mengemudi 2 hari bisa. H u b . 0 8 1 1 5 0 3 6 6 8 9 / Hubungi LPK ALFISYA JL. Biduri No.12 AMACO BJB Telp. 081251236789 B01214.2016M10970-3 :081351838688 B00018.2016M11463-3 Djl RUKAN LT:150,LB:125, SHM,PDAM,Buncit Indah Ady Rajawali Duta Comp/Teknoflash Patra 3 Hrg 900Jt Hub:085100 buka pndftrn kursus komp: dsain grafis,web. Teknisi: komp, 460088 B00062.2016M11519-3 laptop,HP Hub: Jl.A.Yani Km.37 Djual Ruko 1 Pintu 4 Tingkat No.15 Mtp &Jl.Perintis Kemer uk.5m x 22m halmn 5m x 12m dekaan No.19 Bjm T: 0813 Jln A.Yani Km 1 Hub 48533118/085251332349 B01169.2016M11550-6 08125020555 SEWA RUKO
Kec.Jorong,Luas 1,75Ha, Har ga 50jt SHM. Hubungi 0812 10188086
B00001.2016M11720-3
Dijl Tnh dipinggir jalan arah Marabahan luas 2 hektar lebih hrg 35rb/mtr nego Hub 0821 50100569 B00025.2016M10823-3
Jual Tanah Sawah/Perumahan, 62 & 24 borongan,Desa Banyiur,Kec.Anjir Pasar Batola. 085305110259 B00062.2016M11604-3
SUNGAI DANAU PROPERTI TANAH DIJUAL
Jual tanah luas 4000 (20x200) Sungai Danau (dekat Hotel Weny)lokasi strategis Hub 082301919667 B00025.2016M10789-3
24 JANUARI 2016 7 OKTOBER 2016
19
Tribun Jual Beli
MINGGU MINGGU 20 JUMAT
7 31 JANUARI 2016 2016 24OKTOBER JANUARI
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
BANJARMASIN
Gudang B5 Duta Warehouse 12x30 disc 200Jt+Bns Szk PU(1Unit) 082154000793 V.MM11402-16/10 (ktr) Harga Nego
Djl ruko Jl Pangeran Hidayatullah Banua Anyar Hub 081347231527 V.M10563-31/10 (ktr) Harga Nego
Dijual Rmh Komp Bumi Indah Lestari II No100 Hub 085246531003 Harga Nego V.M11818-11/10 (ktr)
Kntrkan rmh Km 8,4 Komp.Rina Karya Blok Asoka KT3 LB90 081351625987 V.M11661-23/10(zalvi) Hrg 18jt/Thn Nego
BANJARBARU
Rmh T175, Komp.Rahayu Residence NoD10. 082148804660/05113305757 V.M11393-6/10(metty) Harga Nego
Dgadaikn Jl.Nakula XVI No. 4 Rt. 26 Komp BPP, 3KT,3KM/WC, Hub081315913424 V.M11782-4/11(alam) Hrg 225jt Nego
Komp.Persada Raya IV Jlr 4 No101 Jl Rmh 2Lt Lt15x20 Jl Cempaka Raya Komp Handil Bakti 081348251433 (full renovasi) Agraria 2 Gg1 Rt24 Hp085252104843 V.M11229-29/9(dayat) Harga Nego V.M11143-30/9 (met) Harga Nego
Dkntrkn Rumah 2KT 1RT Jl.Adyaksa 1 Jlr 3 No.98C Hub081349777358 Harga Nego V.M11199-26/9(zalvi)
Jual mrh rmh br T50 Kota Citra Graha Pal 17 Djl Rmh&Tnh Uk.15x40 Komp.Banjar Cluster Mawar Blok, SHM, 085103405688 Indah Jl.Pinang Raya 2. 08125008083 Hrg 299jt Nego V.M11049-1/10 (ktr) Hrg 2,6M Nego V.M10533-1/10(Ktr)
Jual Tnh+Bangunan pjg 20x23M (Kayu) SHM Jl.Aes Nasution 089691658663 V.M11569-30/10 (ati) Harga Nego
T 140 /320 SHM JlKasturi 2 hook 2200 krdt 0% bns umrah 082255150680 Hrg 737jt Nego V.M10735-18/9(dyt)
Dijl Rmh Jl P Batur Barat Banjarbaru sgt strategis Hub 085100706828 no sms Hrg 3,8M Nego V.M1009-20/9 (mega)
Djl rmh T10x15 Lt15x20 siap huni Komp Kartika L Ulin Hub 087814558388 Hrg 500jt Nego V.M10857-17/9(ktr)
Dkontr bsrta isinya lkp Jl Trikora Komp Benawa Raya No16. 082153435555 Harga Nego V.M10413-17/9 (ktr)
Djl Rmh + Tokonya 2 pintu,Lokasi Pinggir Jln Sekumpul Mtp Hub08115129749 Hrg 600jt Nego V.M1009-20/9 (mega)
LB.130 LT250 full isi lngkp Jl. Golf Gg.Mukhlisin 1 Hub.081229434433 Hrg 625jt Nego V.M10322-25/9 (rian)
Rmh T55+isinya Lt16x12+klbhn tnh Jl Intan Sari sei Bsr Bjb 085228251115 Hrg 415jt Nego V.000-27/9 (dayat)
Dswkan Ruko 3 LT. Jl. KS. Tubun Sbrng Indomaret. Lksi strtgs 081805445373 V.0001-30/6 (wahyu) Harga 45jt Nego
Rmh T36/140 di Jl Mahligai Pal 7 dkt Bunyamin 3 Hub 0816974939 V.0001-15/5(ktr) Hrg 215jt Nego
Djl Jl S Andai Komp Herlina Perkasa Blok I Rt42 No77. 081348807335 No SMS TP V.0001-15/10(ktr) Hrg 120jt Nego
Djl Jl.Pramuka BPA Blok B No1 Lt221M² Lb179M² 4KT 3KM 4AC 082157198752 Harga Nego V.M11565-10/10(ktr)
Dikont Rmh S Adam Komp Mandiri IV Blok B6 No36 Hub081351553621 Harga Nego V.M11542-4/10 (zalvi)
MARTAPURA
Djl Rumah T.42-100 Komp.Green AA Jl.Belitung Darat Rt.16 BJM Kota V.M11722-3/11 Hrg mulai 300jt nego
Djl Rmh T.45-36 2 Komp. Kesehatan Rt.8 Sungai Andai BJM Kota V.M11722-3/11 Hrg mulai 205jt nego
Hub RIYAN 081253533568 / 082153550015
Dijl Komp Griya Permata Jl Cinta Mulya T90 2Kt 2Km PLN PDAM 081233550539 Hrg 290 jt Nego V.M11819-16/10 (ktr)
Djl rmh Lt100 T42 HGB,2kt,1km,dpr, PLN900w,PDAM S Andai 085252659695 Harga 65jt Nego V.M11167-28/9 (ktr)
Djl Rumah LT.550 Jl.Teluk Kelayan Djl rmh stgh jd Lt300m², Pndk Metro Indah Kytangi 082148804660/05113305757 No.4 Hub:082154597070 V.M11391-6/10(metty) Harga Nego V.M11575-5/10(hasfi) Harga Nego
BANJARMASIN H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA
Ovr krdt T42 SHM LT.9,6x19 Di Grha Maha tama (Lewat Flyover) Hub085733115555 Hrg 177jt Nego V.0001-30/5 (ktr)
Dijl Rmh T36+dapur 2Kt Jl Manarap Km8 Gg H Usdar Hub 085349537999 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 150jt Nego
Dijl cpt T82 Kt2 Km2 Bjb Jl Tarunapraja 3 dkt PLN BPG& JPOK 081250019972 Hrg 270jt Nego V.0001-15/6(hmd)
Dsewakan ruko 1 pintu 3 Lt Jl Veteran arah Ovr krdt Komp Karya Budi Utama Raya III pramuka, pggr jln strtgs min.2th 081952578880 No23 Rt12 Blok C Km7,9 Hub085248936774 V.0001-15/8(ktr) Harga 110jt/th Nego V.0001-15/4(ktr) Harga 60jt Nego
HARGA DIATAS 300 JUTA
Djl Cpt Rmh pinggr jln Jl Simp Tangga Rt37 No.1 Jlr 1A Lt15x25 Hub085248806806 Hrg 1,2 M Nego V.0001-30/9 (Ktr)
Djl Ruko Uk4,5x13 Jl Gunung Sari No20 stratgis Hub082254069557/082255153505 Hrg 1,5M Nego V.0001-31/8 (ktr)
Djl cpt T100 Jl. S Adam Komp. Taekwondo PermaiJlr13. 08125016535/081351511334 V.0001-15/6(hdn) Hrg 915jt Nego
Djl cpt T63 Lt 10x16 m2 Jl Mahligai Komp Boga Indah I No40 Hub 081348977007 Hrg 350jt Nego V.0001-30/8(hdn)
Djl rmh 2lt 3kt 1km Lt100m2 Jl Malkon Temon Djl Rmh Lb80 Lt116m² Jl.Angsana 9 Rt22 Komp Buana Permai. 082153029994 No.15 Kayutangi Bjm 082156190486 V.0001-15/6(ktr) Hrg 400jt Nego V.0001-31/5(hfz) Hrg 375jt Nego
Rmh+Tnh 15x20,Bgn Lux,Hrg dbwh psrn. Jl.Kytngi Smpg Gst 1 No.15A. 082153999953 V.0001-30/9(metty) Harga 2,5M Nego
Jl Banjar Indah Permai Km5,5 Komp PLN/Listrik Indah. 5kt Hub 082159036363 V.0001-15/8(ktr) Hrg 950jt Nego
Dijl/dikontRmh14Kmr1Ktr lkp JlDarmabudiKo mp Darma praja bs TT mbl/rmh 085248806806 V.0001-30/8 (ktr) Hrg 5,5M Nego
Dijl/digadai Rmh Komp AMD Blok H1 No38 T80 Lt keramik 085248806806 bns spd mtr V.0001-30/9 (ktr) Hrg 320Jt Nego
Djl Jl. S Adam Komplek Mahligai (simp 4 Malkon Temon) kmr 3 Hub 085215702666 V.0001-15/6(hdn) Hrg 475jt Nego
Djl cepat T100 Jl A Yani Km 8 Komp Ratu Asri 3KT 2KM TP Hub 081350222429 Hrg 620jt Nego V.0001-31/5 (wahyu)
Djl cpt Ruko 2 lt Jl.Sulawesi Psr Lama Bjm Jual cpt rmh baru Jl S Adam Komp Madani fas listrik air pdam Hub 08125103136 Jlr 2 LB 120m 3KT 2KM 082155716876 V.0001-15/6(hdn) Hrg 875jt Nego V.0001-15/6(hdn) Hrg 1,3M Nego
Djl murah lok sgt strategis 50m dr Jl K Tangi (samp Gdg Wanita) 081251369456 V.0001-15/8(ktr) Hrg 800jt Nego
Djl Rmh/ kost, Kayutangi2. P 20m; L 23 m. ex klinik 3 kamar. Hub 081347227455 TP V.0001-30/8(ktr) Hrg 2,3M Nego
BANJARBARU - LANDASAN ULIN HARGA DI ATA S 300 JUTA
MARTAPURA
H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA
HARGA DI ATA S 300 JUTA
properti properti Untuk Informasi lebih lanjut hubungi bagian iklan Djl T.100 Komp Wengga Kuda Sbrng RSUD Baru Tandon+Funiture 081348312014 Hrg 457jt Nego V.0001-15/8(rian)
Ovr krdt Jl Swargaloka Golf LU Komp Wella Mandiri dkt Bandara 081254743508 Harga 25jt V.0001-30/8(dyt)
T36 Hook PLN PDAM sumur Komp Benawa Raya Jl Bir Ali No1 Bjb Lt180m2 085386800707 V.0001-30/9 (Dyt) Hrg 155jt Nego
Dijl cpt BU Toko Jl Taruna Praja dpn Komp Sahara uk4x10 SHM IMB 081349558970 Hrg 325jt Nego V.0001-3/5 (ktr)
Rumah Komp.BPI Bjb Lb100 Lt126. Djl rmh Kontrakan 5 Pintu Martapura hasil 2,5jt/bulan Hub085251708550 SHM Hub081313099099 V.0001-30/5 (rian) Hrg 500jt Nego Hrg 250jt Nego V.0001-31/5(dyt)
T36 Lt10x15 dpn Komp.IndrasariPermai2, 085249894593/081348820999/5B184702 Hrg 300jt Nego V.0001-15/5 (rian)
Banua Sport banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT
7 OKTOBER 2016
likes: BPost Online
Bintang Basket Veteran Adu Hebat di Banjarmasin BANJARMASIN dipastikan akan menjadi tuan rumah turnamen basket berskala nasional yang berlabel Cheng Ho Cup XI 2016. Turnamen ini akan diikuti tim-tim yang diperkuat diikuti para pemain senior, pemain veteran nasional (eks pemain nasional) dan para pengurus-pengurus basket nasional. Jadi, bagi para pencinta basket Banua yang mempunyai idola para mantan pemain tim basket nasional, inilah waktunya untuk menyaksikan mereka berlaga secara langsung. Turnamen ini sendiri rencananya digeber pada 19-22 Oktober 2016 dan akan menggunakan dua venue, yaknia Lapangan Basket Suria Arena yang terletak di Jalan Piere Tendean dan Jalan AIS Nasuiton, Kampung Gedang, Banjarmasin. Wakil ketua panitia Cheng Ho Cup XI 2016, Wiryanto Tjahja mengatakan, event yang menjadi pentas para mantan bintang basket nasional ini akan dibuka pada 19 Oktober sekitar pukul 18.00 Wita. “Acara pembukaannya
rencananya dihadiri Wali Kota Banjarmasin, Gubernur Kalsel dan Ketua Perbasi Pusat,” ungkap Wiryanto saat meminta dukungan pelaksanaan turnamen ini ke Redaksi Banjarmasin Post, didampingi sang bendahara, Didi Hartanto. Dijelaskan Wiryanto, sedikitnya ada 32 tim yang bakal memeriahkan turnamen ini, antara lain dari Medan, Jakarta, Surabaya, Makassar, Lombok dan Kaltim. “Yang dipertandingkan nanti kelompok usia 40 tahun, 50, 60 hingga 70 tahun,” tuturnya. Menurut Wiryanto, Banjarmasin akan menurunkan dua tim bernama Banjarmasin Rivers, untuk kategori usia 40 dan 50 tahun. Wiryanto menambahkan, event yang dilaksanakan di Banjarmasin ini begitu spesial karena untuk yang terakhir kalinya nama Cheng Ho Cup digunakan. “Karena tahun depan namanya akan berganti menjadi Menpora Cup, makanya saat acara penutupan nanti, rencananya Menpora akan datang,” tutur Wiryanto. (ncl)
ISTIMEWA
BANJARMASIN RIVERS
- Tim Banjarmasin Rivers yang tampil di Cheng Ho Cup X 2015 di Medan, Oktober tahun lalu.
SEMIFINALIS NOMOR TUNGGAL
KLIK ! banjarmasinpost.co.id
Perkembangan hasil Sirnas 2016
BANJARMASIN POST GROUP/APRIANTO
BERTANDING - Dua pasangan ganda putra bertanding di Sirkuit Nasional (Sirnas) B Milo School Competition 2016, Kamis (6/10) di GOR Hasanuddin HM Banjarmasin. M
Usia 13 Tahun Putri z Tasya Farahnailah (Jaya Raya Jakarta) z Ellena Manaby Yullyana (Djarum Kudus) z Mutia Dita Ainul (Djarum Kudus) z Meilysa Trias (Exist Jakarta) Usia 13 Tahun Putra z M Rafi Rizqi (Djarum Kudus) z M Putra Erwiansyah (Candra Wijaya) z M Halim (Semen Gresik) z Ramadio (CWIBC Tangsel) Usia 15 Tahun Putri z Leora Lois Ivana (Pusdiklad USM Semarang) z Tri Yuliana (Djarum Kudus) z Siti Sarah (Exist Jakarta ) z Nurani Ratu (Djarum Kudus) Usia 15 Tahun Putra z Tegar Sulistio (Exist Jakarta) z Robby Maulana (Djarum Kudus) z Arya Satya Dwitha (Exist Jakarta) z Aldi Alfijar (Djarum Kudus)
Semi nal Nomor Tunggal Tanpa Wakil Kalsel BABAK semifinal Sirkuit Nasional (Sirnas) Milo School Competition 2016 kategori perorangan usia 13 tahun dan usia 15 tahun yang akan berlangsung, Jumat (7/10), di GOR Hasanuddin HM Banjarmasin, dipastikan tanpa wakil Kalimantan Selatan. Hasil dari pertandingan, Kamis (6/10) semua pebulu tangkis yang melaju ke babak semifinal berasal dari atlet luar Kalsel. Para atlet lokal Kalsel hanya bisa bertahan hingga babak 16 besar setelah bertemu dengan atlet-atlet unggulan. Atlet dari klub Berkat Abadi Banjarmasin, Muhammad Naufal (14) mengatakan,
perjuangan untuk bisa lolos hingga babak 16 besar tidak mudah. “Ini menjadi pengalaman dan memotivasi saya saat bertemu dengan lawanlawan unggulan,” katanya. Sementara itu, untuk kategori ganda sejumlah atlet lokal masih berjuang hingga hari keempat pelaksanaan Sirnas Milo School Competition 2016. Hingga berita ini diturunkan, dari kategori ganda putri usia 13 tahun masih ada pasangan Aisyah Hanadiya dan Farah Aiysa dari Berkat Abadai Banjarmasin yang bertemu dengan pasangan dari Exist Jakarta,
Ester Nurumi dan Sheila Maharani. Untuk ganda putra usia 15 masih ada pasangan Lukman Nul Hakim dan M
Nauval yang akan bertemu dengan pasangan Rafli dan Sasfariansyah dari Viktory. Selain mereka, juga masih ada pasangan Resky Wahyu-
di dan Wahyu Rizky untuk usia 13 tahun dan pasangan putri Aisyah Taisir dan Tiara Nur untuk kategori usia 15 tahun. (ryn)
Persaingan Ketat Nomor Beregu BABAK semifinal kategori beregu SD dan SMP Putra se-Kalsel pada Sirkuit Nasional (Sirnas) Milo School Competition 2016, akan digelar, Jumat (7/10), di GOR Hasanudin HM. Untuk kategori beregu SMP putra ada empat tim yang berhasil melaju ke babak semifinal, yakni SMPN 1 Teratai A, SMPN 1 Kertak Hanyar, SMPN 7 Banjarmasin dan MTSN Batu Mandi. Sementara untuk kategori SD, ada regu SDN Alalak Utara 1, SDN Kertak Hanyar 1-3,
SDIT Al-Khair Barabai dan SDN 1 Tantaringin Tabalong. Pelatih regu SDN 1 Tantaringin Rijali mengatakan, pihaknya berharap para atletnya bisa bermain tenang untuk bisa meraih angka demi angka. “Regu yang berhasil melaju ke babak semifinal tentunya sudah teruji. Sehingga perebutan tiket final bakal seru dan ketat,” katanya, Kamis (6/10). Semua regu punya peluang untuk bisa meraih tiket ke final. Atlet yang siap mental akan bisa tampil dengan baik. (ryn)
Warga Wajib Ambil Sendiri
TERHALANG
z 3.876 Lembar KTP Belum Tercetak BANJARMASIN, BPOST Hasbullah mengaku belum memiliki Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP E). Warga Pekauman ini mengaku sudah merekam beberapa bulan lalu. Meski begitu, dia belum tahu apakah KTP miliknya sudah selesai atau tidak. Maklum beberapa waktu lalu, dia sempat mengambil KTP tapi ternyata belum selesai. “Saya masih pakai KTP sementara. Takutnya pas mengambil ternyata belum selesai juga KTP-nya,” ujar Hasbullah. Diakui Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Banjarmasin, Khairul Saleh, masih banyak KTP warga yang belum dicetak. Berdasarkan data per 20 September 2016, kontrak dengan pusat dengan status print ready record sebanyak 8.434 lembar. Namun sampai sekarang sudah tercetak 4.648 lembar. Artinya masih ada 3.876 lembar belum tercetak untuk tahun ini. Pencetakan KTP sendiri kembali akan diuji coba agar selesai sehari pada pekan ini. Uji coba ini untuk persiapan program tahun depan KTP selesai sehari. Program ini mengacu pada Perwali Nomor 31 Tahun 2016. Berlakunya Perwali ini pada Januari 2017. “Sebagai persiapan kita uji coba mulai pekan ini sampai
Desember 2016,” katanya. Dalam uji coba ini kendala-kendala yang ada akan ditelaah. Bahkan warga yang kebetulan ikut program ini diminta memberikan masukan agar saat pelaksanaan tahun depan bisa sukses. Selama ini, kendala dalam pembuatan KTP E ada beberapa faktor di antaranya adanya gangguan server, internet ngadat, blanko kosong dan berkas pembuat dokumen tidak lengkap. Kebanyakan kendalanya adalah blanko. Mengingat blanko disediakan oleh Kemendagri. Sekarang pihaknya dapat jatah 8 ribu lebih blanko. Sekitar enam ribu sudah didrop ke kantornya. Sisanya dua ribu lagi bakal menyusul. Bermodal inilah pihaknya melaksanakan uji coba KTP selesai sehari. Apalagi sekarang, pihaknya sudah mendapat bantuan 27 tenaga bantu untuk kelancaran pelayanan kependudukan baik di Disdukcapil maupun lima kecamatan. Dia juga membuka diri bagi warga yang sudah merekam tapi belum mencetak KTP agar melapor ke kecamatan. Kebanyakan orang belum selesai KTP karena memang tak melapor. “Kami juga mewajibkan KTP diambil langsung oleh pemiliknya. Tak bisa lagi lewat lurah atau perwakilan
lainnya,” katanya. Ini dilakukan untuk antisipasi penyalahgunaannya. “Padahal KTP kan gratis. Kalau diambilkan RT atau lainnya malah bisa berbayar ke yang mengambilkan,” jelasnya. Pihaknya juga menerapkan pengambilan KTP wajib memakai sidik jari atau cap jempol. “Selain untuk pengaktifan juga bukti pengambilan tak diwakilkan,” ujarnya. Soal pengambilan KTP ini sudah disosialisasikan kepada kelurahan-kelurahan di Banjarmasin. Jadi warga tak bingung karena tak ada pemberitahuan soal KTP belum selesai. Nah untuk perekaman, sampai 20 September 2016, sudah ada 452.359 orang yang sudah merekam dari target 449.634 orang. Artinya masih ada 2.725 orang yang belum merekam. Untuk menggenjot perekaman sendiri berbagai hal dilakukan. Bahkan, pihaknya jemput bola seperti datang ke sekolah dan lainnya. Mereka yang belum merekam kebanyakan anak yang baru naik 17 tahun, orang yang punya KTP seumur hidup dan KTP miliknya masih berlaku. Sempat ditargetkan perekaman selesai 30 September 2016 namun rupanya diundur ke 2017. “Target itu cukup membuat warga ramai datang untuk merekam,” ujarnya. (ire)
Dugem Dibatasi Hingga Jam 12...
dewan untuk meminta pengurangan jam operasional THM. Namun, juga sempat ada kontroversi soal jam operasional ini. Beberapa waktu lalu, Kasatpol PP Kota Banjarmasin, Ichwan Noor Chalik sempat melempar wacana jam operasional sampai subuh. Alasannya, jam operasional baik pukul 01.00 Wita atau subuh tak ada bedanya. Bahkan, jika diperpanjang bisa menambah pendapatan asli daerah. Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina sendiri mengapresiasi perda tersebut. Pihaknya akan memberitahu-
kan kepada pengelola THM yang ada di Kota Banjarmasin tentang perda tersebut. Malah dia berharap perda ini segera berlaku. Baginya, pengetatan jam operasional ini juga diberlakukan beberapa kota besar lain. Sepengetahuannya Bandung juga melakukan pengetatan jam operasional. Pihaknya juga siap mengawal pelaksanaan perda ini setelah disahkan nanti. Satpol PP bakal menjadi ujung tombak dalam mengawalnya. “Kami juga siap memberikan sanksi bagi pelanggar,” katanya. (ire)
z Sambungan Hal 13
ruang penyalahgunaannya. Diakui Andi, banyak polemik soal perda ini. Namun pihaknya membuatnya karena ingin menyelamatkan generasi muda Banjarmasin. Mengingat terkadang disanalah banyak ditemui narkoba. Soal jam operasional THM ini memang kerap jadi polemik. Berbagai organisasi massa kerap datang ke Balai Kota maupun ke gedung
21
- Sejumlah orang terhalang gerobak bongkar muat bambu saat melewati bahu jalan Jembatan Dewi, Kamis (6/10).
BANJARMASIN POST GROUP/APUNK
Khairil Anwar Dilantik di Ruang Ibnu Sina z Wali Kota Kembali Lantik Pejabat Baru BANJARMASIN, BPOST Hanya berselang tiga hari, Wali Kota Banjarmasin Ibnu Sina kembali melaksanakan pelantikan pejabat baru, Kamis (6/10) sore. Saat itu tiga pejabat yang dilantik. Dan pelantikan tidak semeriah sebelumnya, karena dilakukan di ruang kerja Ibnu Sina di Balai Kota lantai II. Tiga pejabat yang dilantik itu Khairil Anwar di Disperindag yang sebelumnya Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset. Kemudian M Said dilantik sebagai Kasubag Perbendaharaan DPRD Kota Banjarmasin. Dia sebelumnya menjabat Kasubag Protokol DPRD Kota Banjarmasin. Satunya, Yulia Rustina sebagai Kabid Penanaman Modal BP2TPM. Dia sebelumnya Kabid Dik-
lat BKD Kota Banjarmasin. Dalam pelantikan hanya dihadiri Wakil Wali Kota Banjarmasin, Hermansyah, Sekdako Banjarmasin Hamli Kursani dan Plt Kepala BKD, Ichwan Noor Chalik. Menurut Ibnu, mereka yang dilantik hari ini adalah yang tak ikut saat Senin (3/10). Sebenarnya nama mereka masuk daftar 35 pejabat yang dilantik, tapi mereka tak bisa datang. “Seperti Pak Khairil ada urusan keluarga di luar daerah yang tak bisa ditinggalkan. Kami bisa memaklumi,” katanya. Begitu juga M Said, saat pelantikan pertama, dia sedang keluar daerah mengikuti kegiatan anggota dewan. “Begitu juga dengan yang lain. Ada tugas ke luar
daerah dan lainnya,” jelas Ibnu. Memang, SK ketiga pejabat itu telah dibuat. Namun mereka belum bisa bekerja karena dalam SK itu disebut mereka bekerja usai dilantik oleh kepala daerah. Terkait pelantikan ini, Ibnu kembali menekankan kalau hal tersebut adalah biasa. “Ini hal biasa, bukan karena apa-apa. Ini untuk penyegaran dan perbaikan pelayanan pada masyarakat,” katanya. Lantas apakah akan ada resuffle lagi sebelum penerapan SOPD baru? Ibnu tidak menampiknya. Baginya hal itu masih memungkinkan baginya. “Ada kemungkinan pelantikan lagi. Ini untuk menunjang kinerja terutama pembahasan
APBD Perubahan dan APBD 2017 yang ditarget selesai November 2016,” jelasnya. Pembahasan sendiri akan dilakukan pekan ini. Jika tak selesai November 2016, pejabat eksekutif dan legislatif terancam tak dibayar selama enam bulan. Sementara, Khairil Anwar sendiri mengaku sudah bekerja di Disperindag Kota Banjarmasin meski belum dilantik. Dia sudah ke kantornya di Jalan Simpang Tangga. “Sejak kemarin saya sudah ke kantor baru, kenalan dengan rekan kerja. Saya sudah disposisi surat malah,” kata Khairil. Khairil sendiri mengaku tak masalah dipindah. “Sebagai PNS saya harus siap ditempatkan dimana saja,” katanya. (ire)
Bakal Pengaruhi PAD
jauh dari tahun-tahun sebelumnya,” katanya. Keadaan ini ditambah lesunya bisnis batubara yang jadi lumbung bagi THM untuk mendapatkan pengunjung dan pendapatan. Menurut Subhan, yang
menjanjikan adalah hiburan bioskop. Betapa tidak, untuk Studio XXI, pajaknya bisa mencapai Rp 1,7 miliar. Pihaknya akan menggenjot lagi sektor ini. Bukan hanya itu beberapa in-
vestasi di bidang bioskop ini dibuka. Selain itu, sektor karaoke keluarga juga mulai menanjak naik. “Kelihatannya ada grafik naik untuk sektor ini. Sama seperti bioskop,” ujar Subhan. (ire)
z Sambungan Hal 13
yang ramai malam sabtu atau malam minggu. Itupun
26 22
Sport Super HotSport News
JUMAT JUMAT
16 7 OKTOBER SEPTEMBER 2016 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
PORTUGAL VS ANDORRA
PELECUT SEMANGAT
PORTUGAL ingin segera bangkit usai takluk 2-0 dari Swiss dalam laga pembuka babak penyisihan grup B kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa. Demi mengamankan tiga poin pertama, kan Seleccao berjanji akan menampilkan amu permainan menyerang saat menjamu Andorra di Estadio Municipal de B. Aveiro, Sabtu (8/10) dini hari WIB. ni Anak asuh Fernando Santos kini emen menempati posisi juru kunci klasemen lan sementara grup B karena kebobolan dua gol di pertandingan pertama. Andorra yang menjadi calon lawan Portugal, berada di posisi yang lebih baik karena 'hanya' kalah 0-1 saat menghadapi Latvia. Kekalahan Portugal di kandang Swiss juga dinilai tak lepas dari absennya sosok sang kapten, Cristiano Ronaldo, yang kala itu masih menjalani pemulihan cedera usai menjuarai Piala Eropa 2016. Kini, Ronaldo sudah kembali bergabung bersama rekan-rekannya di pusat pelatihan timnas Portugal yang terletak di Oeiras. Kehadiran bomber Real Madrid itu pun tak ayal disambut antusias oleh pemain
lainnya. Seperti yang diakui oleh striker muda Portugal, Andre Silva, yang merasa bangga bisa bermain bersama Ronaldo di kompetisi internasional seperti babak penyisihan Piala Dunia. Say cukup lama tak berada dalam "Saya tim, tapi dia (Ronaldo) pemain terbaik di du dunia. Berada di dekatnya, berada di tim yyang sama, membuatku bahagia. Mudah Mudah-mudahan saya mencetak banyak be gol bersamanya. Tentu saja saya ban bangga," ujar Silva seperti dilansir Supersport. Pemain berusia 20 tahun itu kemudian mengatakan bahwa Portugal akan berusaha menyerang sejak menit awal. Kembalinya Ronaldo di lini depan membuat Silva bertambah yakin Portugal mampu mengusahakan gol cepat ke gawang Andorra. "Kami akan bermain menyerang semaksimal mungkin dan berusaha mencetak gol cepat. Saya memahami orang-orang melihat kami sebagai favorit. Kami mengakui itu, dan tak bisa membiarkan mereka kecewa. Kami berniat memberikan seluruh kemampuan agar bisa memenangkan pertandingan,"
ungkap bomber FC Porto ini. Silva kemudian mengatakan dirinya tak tahu pasti apakah akan kembali bermain membela Portugal saat menjamu Andorra. Pasalnya, ia baru dua kali dipanggil membela Portugal di kompetisi internasional. "Menurutku starting XI belum diputuskan. Tempat saya belum pasti. Saya di sini untuk membantu. Selecao memiliki pemain yang sangat berkualitas. Ini pemanggilan kedua bagiku. Saya sangat senang, tapi tak ada kepastian dalam sepak bola. Saya harus terus bekerja keras agar bisa masuk dalam skuat selanjutnya," paparnya. Kehadiran Ronaldo tak bisa dipungkiri memang cukup berpengaruh di lini depan Portugal. Hal ini sebenarnya diakui oleh pelatih Portugal, Fernando Santos. Namun pria
61 tahun ini tak mengungkapkannya secara gamblang. "Tim ini tentu saja lebih kuat dengan Cristiano Ronaldo di dalamnya. Tapi juga karena semua pemain memiliki lebih banyak waktu bermain," ucapnya. "Saya mengenal Cristiano sejak dia masih berusia 18 tahun. Dia pribadi yang memiliki kualitas hebat, dengan keinginan besar menang. Dia pemain yang menggunakan kepalanya dan pria yang baik," sambungnya. Portugal tak
hanya mendapat kabar baik dengan kembalinya Ronaldo. Mereka juga menerima kabar buruk karena tak bisa memainkan Nani yang terbelit cedera. Sebagai gantinya, Santos memanggil gelandang Benfica, Luís Miguel Afonso Fernandes alias Pizzi, sebagai pengganti Nani. "Berdasarkan evaluasi unit kesehatan dan performa Federasi Sepak Bola Portugal (FPF), Nani tidak cukup bugar untuk pertandingan melawan Andorra. Dia masih dalam tahap seleksi nasional dan sedang menjalani pemulihan agar bisa bermain melawan Kepulauan Faroe," bunyi pernyataan resmi FPF. Adapun kubu Andorra tak terlalu banyak mengeluarkan pernyataan jelang laga melawan Portugal. Federasi Sepak Bola Andorra (FAF) hanya menyatakan pihaknya ingin orang-orang mengingat bahwa mereka pernah bersaing dengan tim terbaik. "Kami ingin orang-orang mengingat kamu pernah bersaing dengan yang terbaik," kata anggota FAF, Manolo Jimenez. (dng)
Debut Gelson Martins PERFORMA impresif yang ditunjukkan Gelson Martins bersama Sporting Lisbon pada awal musim ini membuat dirinya dipanggil memperkuat tim nasional Portugal untuk pertama kalinya. Bila diturunkan oleh pelatih Fernando Santos saat melawan Andorra, maka laga itu akan menjadi debut bagi winger 21 tahun tersebut. Bagi Martins, dipanggil membela Selecao merupakan sesuatu yang memang diharapkannya karena sudah memimpikan hal itu sejak berusia 18 tahun. "Kuakui saya berharap mendapat panggilan karena saya
GELSON MARTINS
EPA
bekerja keras demi itu. Ini telah menjadi mimpiku sejak berusia 18 tahun, dan saya bermain untuk tim Portugal muda. Ini momen membanggakan bagiku
IST
CRISTIANO RONALDO
dan keluarga," kata Martins seperti dilansir Portugoal.net. Martins memang belum tentu diturunkan oleh Santos meski Nani tak bisa memperkuat Portugal karena mengalami cedera. Ia masih harus bersaing dengan rekan-rekan satu timnya untuk masuk dalam tempat utama, seperti dengan striker FC Porto, Andre Silva. Dari sembilan pertandingan musim 2016/2017, Silva sudah menectak lima gol dan dua assist bagi The Dragons. (dng)
AFP PHOTO / ATTILA KISBENEDEK
TENDANG BOLAdalam foto yang diambil Maret lalu, tampak Gelandang Hungaria, Zoltan Gera (kanan) menendang bola dihadang Bek Yunani, Kostas Manolas.
HUNGARIA VS SWISS
"Wajib Lebih Baik dari Euro 2016" HU HUNGARIA bersiap melakoni dua laga krusial di ajang kualifikasi Piala lag Dunia 2018 di Rusia. Sabtu (8/10) Du dini din hari mereka menjamu Swiss di Stadion Groupama, Budapest, dilanjutkan dengan laga tandang melawan Latvia pada Selasa mendatang. Menyusul hasil imbang mengecewakan 0-0 kontra Kepulauan Faroe di laga pertama, Hungaria membutuhkan sedikitnya empat poin (dari enam poin maksimal) dalam dua laga mendatang untuk memelihara harapan mereka lolos dari penyisihan grup B. Satu hal yang digaris-bawahi, di laga pertama Swiss mengalahkan juara Piala Eropa, Portugal 2-0. Karena itulah playmaker veteran Zoltán Gera, mewanti-wanti rekannya untuk ekstra waspada. "Swiss tim yang sangat bagus, mereka sudah membuktikannya di Piala Eropa 201 lalu. Kita membicarakan sebuah tim yang sangat berpengalaman hingga kita wajib tampil lebih baik dari Euro 2016 lalu," kata gelandang 37 tahun mantan pemain West Brom, dan Fulham ini. Pernyataan senada dilontarkan pelatih Hungaria, Bernd Storck. Menurutnya, mereka harus tampil lebih garang terlebih bermain di depan pendukungnya sendiri di Budapest. "Swiss tim yang sangat tangguh. Pertahanan mereka sangat solid, itu terbukti dari sulitnya membobol gawang mereka di Piala Eropa 2016 lalu. Mereka juga mengalahkan Portugal di laga
MATCH BACKGROUND z Swiss telah 10 kali bertemu Hungaria dengan rekor 4 z z
menang, 3 seri, dan 3 kalah Hongaria punya rekor kandang menawan saat melawan Swiss dengan rekor 3 menang, 2 seri, dan 1 kalah Di kualifikasi turnamen, Swiss tak terkalahkan di 4 laga kontra Hongaria, dengan 2 menang, dan 2 seri
pertama," ujar Storck. Ia berharap, dukungan penuh dari penonton akan menambah kepercayaan tim. "Kami tak perlu takut menghadapi tim manapun karena kita akan mendapatkan dukungan hebat dari para penonton," ujarnya. Pelatih asal Jerman ini telah memanggil 23 pemain untuk dua laga krusial tersebut. Sayangnya, dua penyerang andalannya, Dániel Böde dari Ferencváros, dan Tamás Priskin dari Slovan Bratistlava harus absen karena cedera. Di kubu Swiss, mereka kehilangan tiga pemain andalannya, Johan Djourou, Granit Xhaka, dan Fabian Frei yang tak bisa merumput karena larangan bertanding. Bagaimana pun Swiss lebih diunggulkan di laga ini. Performa skuat asuhan ini Vladimir Petkovic ini memang terbilang meyakinkan. Di Piala .Eropa lalu, mereka menahan tuan rumah Prancis 0-0, namun terganjal langkahnya oleh Polandia dalam adu penalti di babak 16 besar. (Tribunnews/den)
Belajar dari Huntelaar BREEL Donald Embolo bakal menjadi pemain yang paling disorot di laga Swiss kontra Hungaria di Budapest, Sabtu (8/10) dini hari nanti. Penyerang 19 tahun inilah yang mencetak gol pembuka ke gawang juara Piala Eropa 2016, Portugal saat Swiss menang 2-0 di laga pembuka kualifikasi Piala Dunia 2018 grup B, September lalu. Gol Embolo itu terjadi di menit ke-23. Memanfaatkan rebound dari sepakan bebas Ricardo Rodriguez, penyerang FC Schalke 04 itu lalu menyambutnya dengan sundulan yang meluncur ke dalam gawang Portugal. Golnya membuat semangat para pemain Swiss jadi
Data Diri
Nama: Breel Donald Embolo | Tanggal lahir: 4 Februari 1997 (19 tahun) | Tempat lahir: Yaoundé, Kamerun | Tinggi: 1.85 m Posisi: Penyerang|Klub: Schalke 04 | Negara: Swiss
berlipat. Tujuh menit kemudian mereka menambah keunggulan lewat gol Ahmed Mehmedi. Raihan tiga poin atas Portugal, membuat Swiss jadi pemimpin sementara grup B. Mereka yang biasa menyimak Bundesliga pasti tak akan kaget dengan aksi Embolo. Striker kelahiran Kamerun ini memang punya potensi untuk meledak sewaktu-waktu. Tengok saja aksinya saat mengantarkan Schalke melumat Borussia M'Gladbach 4-0 di Veltin Arena (2/10) lalu. Selain memborong dua gol, ia pun tampil luar biasa sepanjang pertandingan, termasuk menyumbangkan sebuah assist. Embolo pun punya karakter yang menjanjikan untuk menjadi pemain bintang. Ia tipikal pemain rendah hati, yang siap belajar kepada para senior. Di klub sebelumnya, ia banyak belajar dari striker senior, Marco Streller. Di klubnya sekarang, Schalke, ia coba menyerap ilmu dari striker veteran asal Belanda, Klaas Jan Hunterlaar. "Tentu saja saya tak menyia-nyiakan kesempatan untuk belajar kepada striker hebat itu. Saat masih remaja, saya sering menonton aksinya lewat rekaman video. Ia striker yang pandai mencari posisi, dan sangat efisien," kata Embolo. "Saya berusaha meniru gayanya, seperti juga saya
meniru gaya para striker kelas dunia lainnya. Tapi tentu saja, pada sisi lain kamu harus tetap menjadi diri kamu sendiri, dan menciptakan gaya orisinal tersendiri. Bermain bersama pemain hebat sepertinya menjadi pengalaman sangat bernilai," ujar Embolo. Dengan postur meyakinkan, tinggi 185 cm, dan badan yang berotot, Embolo adalah tipikal striker petarung. Perawakannya mirip Mario Balotelli. Bedanya, ia rajin menjelajah ke berbagai lini, termasuk ke lini belakang. Pengamat sepak bola dari UEFA. com, Steffen Potter memujinya sebagai striker komplet. "Ia sangat bertenaga, kualitas tekniknya di atas rata-rata, dan pandai memanfaatkan momen. Ia juga seorang sprinter, dan punya daya pamungkas yang mematikan," tulisnya. Rekannya di Basel, Fabian Frei, memujinya sebagai pribadi yang rendah hati, dan karenanya sangat potensial menjadi pemain bintang. "Saya pikir ia sensasional. Saya bermain di sisinya saat ia berusia 17 tahun, dan ia sungguh seperti pria dewasa. Ia rendah hati, mau mendengar pemain lain, dan tak segan untuk belajar ke siapa saja. Ia calon pemain kelas dunia," pujinya. Nilai plus lain adalah, Embolo bisa bermain sebagai gelandang. Saat melawan Portugal, ia ditempatkan di sisi sayap kanan. Tak heran, salah satu idolanya adalah N'Golo Kante. Seperti idolanya pula, ia banyak memanfaatkan kekuatan fisiknya untuk menggiring bola, dan mengumpan ke para striker. "Saya masih muda. Saya masih harus belajar banyak lagi. Dan saya beruntung karena berada di tim yang diisi para pemain hebat, baik di klub maupun di timnas. Saya bisa belajar banyak kepada mereka," ujar Embolo. (Tribunnews/den)
Soccer Hot News banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
VS
BELGIA
follow us: @banjarmasinpost
JUMAT
16 SEPTEMBER 7 OKTOBER 2016
likes: BPost Online
23
BOSNIA - HERZEGOVINA
PELUANG MERTENS
KEVIN De Bruyne absen membela tim nasional Belgia saat menghadapi Bosnia-Herzegovina pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Stade Roi Baoudouin, Sabtu (8/10). Absennya Kevin De Bruyne justru jadi kesempatan bagi Dries Mertens untuk mendapatkan peluang memikat hati Roberto Martinez, pelatih tim nasional Belgia. Kevin De Bruyne absen karena mengalami cedera. Roberto Martinez belum mengambil keputusan terhadap siapa yang akan menggantikan gelandang Manchester City. Martinez memiliki dua pilihan, yaitu Dries Mertens dan Thorgan Hazard. Roberto Martinez memasukkan Thorgan Hazard karena performanya impresif bersama Borussia Monchengladbach. Martinez menilai Thorgan sedang berada dalam periode terbaik kariernya. "Dia berkembang sangat baik, dia semakin matang dan terlihat siap untuk mendapat kesempatan tampil reguler, tapi dia masih muda dan bakal berkembang menjadi pemain besar," ujar Roberto Martinez dikutip Voetbalnieuws.be. Hambatannya adalah adik kandung Eden Hazard itu mengalami cedera, meski masih berpeluang tampil saat melawan Bosnia-Herzegovina. "Saya mengalami masalah pada lutut saya. Saya berharap bisa segera pulih," ujar pemuda 23 tahun itu dikutip Het Nieuwsblad. Thorgan Hazard sangat berambisi tampil pada laga nanti. Thorgan mengatakan mimpinya adalah bermain bersama Eden Hazard di tim nasional Belgia. "Pencapaian saya mendekati kenyataan," kata Thorgan. Kondisi ini membuat peluang Dries Mertens untuk tampil lebih besar
DIRECT POINTS z Dries Mertens dan Thorgan Hazard kandidat pengganti Kevin De Bruyne z Roberto Martinez terkesan performa impresif Hazard di Borussia Monchengladbach z Mertens punya keunggulan pengalaman, mampu bermain di kanan dan kiri, serta lebih bugar daripada Thorgan Hazard. Winger Napoli itu belum pernah membela Rode Duivels, julukan tim nasional Belgia, sejak kehadiran Roberto Martinez di kursi pelatih. Meski belum pernah bermain di bawah arahan Martinez, Mertens telah mendapatkan sinyal positif. "Keunggulan dia (Dries Mertens) adalah pengalamannya. Dries juga bisa bermain di posisi yang berlawanan dengan kakinya dan fisiknya dalam kondisi bagus," ujar Martinez dikutip 7sur7. Dries Mertens enggan sesumbar bakal mendapat jaminan bermain sejak menit awal. Mertens tidak yakin kesempatan bermainnya meningkat sejak kondisi Thorgan Hazard tak menentu. "Sulit hanya bermain satu pertandingan dan bukan di Napoli, tapi itu adalah bagian dari sepak bola level atas," kata Mertens. Dries Mertens mengaku terkesan oleh latihan tim di bawah arahan Roberto Martinez. Mertens mengatakan Martinez biasa menggelar sesi latihan yang panjang, namun menilai itu justru bagus. "Sekarang kami sedang melatih beberapa sistem permainan baru dan itu bagus karena tidak setiap sistem berfungsi pada setiap lawan," ujar Mertens. Belgia bermodalkan kemenangan 3-0 atas Siprus pada pertandingan pertama. Sepanjang 2016, Rode Duivels menjalani 11 pertandingan, menang enam kali, sekali
imbang, dan empat kali kalah. Bosnia-Herzegovina tidak tampil di Piala Eropa 2-16, namun tim mereka tetap solid. Skuat asuhan Mehmed Baždarevi itu mengawali Kualifikasi Piala Dunia 2018 dengan kemenangan telak 5-0 atas Estonia. Sejak playoff Piala Eropa 2016, Bosnia-Herzegovina tampil enam kali. Dalam kurun waktu itu Bosnia-Herzegovina meraih empat kemenangan dan hanya sekali kalah sewaktu menghadapi Spanyol. “Jumat (Sabtu dini hari waktu Indonesia) bakal menjadi pertandingan penting karena ini adalah laga kandang pertama kami di kualifikasi. Bosnia adalah lawan yang berpengalaman. Mereka tampil di Piala Dunia 2014 dan memiliki (Edin) Dzeko dan (Miralem) Pjanic, serta sejumlah pemain kunci,” ujar Martinez. (Tribunnews/ deo)
AFP PHOTO/JOHN THYS
DUEL - Thomas Meunier (kanan), bek tim nasional Belgia, berduel dengan Alvaro Morata, penyerang Spanyol, pada pertandingan persahabatan di Stade Roi Baudouin, (1/9).
Meunier Siap Berbagai Sistem ROBERTO Martinez, pelatih tim nasional Belgia, bebas menentukan sistem permainan timnya. Thomas Meunier, bek Rode Duivels, siap bermain di sistem empat atau tiga bek. “Sistem tiga atau empat bek? Saya tidak punya preferensi,” kata pemain Paris Saint Germain itu dikutip 7sur7. Tim nasional Belgia terbiasa bermain dalam sistem empat bek selama era Marc Wilmots. Roberto Martinez menghadirkan perubahan. Sewaktu meraih kemenangan atas Siprus, mantan pelatih Everton itu menerapkan sistem tiga bek. Thomas Meunier tidak mempermasalahkan pilihan Martinez. Menurut Meunier, sistem tiga atau empat bek sama saja. “Hal yang terutama adalah data taktis. Dalam sistem tiga bek, lini belakang lebih mendapat kebebasan untuk menyerang dan kami memiliki tim yang agresif menyerang serta seorang pelatih yang gemar bermain menyerang,” kata Meunier. “Bagi saya tidak masalah. Kami harus fokus 100 persen, serta penuh motivasi komitmen,” imbuh pria 25 tahun itu.
AFP PHOTO/JASPER JACOBS
DRIES MERTENS
SOCER SHORT JOHN STONES John Stones, bek Manchester City, punya satu impian. Pemuda 22 tahun itu ingin menjadi kapten tim nasional Inggris. "Saya tidak terlalu memikirkan itu, saya hanya menikmati bermain untuk klub dan membela tim nasional, namun jika itu terjadi, pasti akan luar biasa," kata Stones. Bagi Stones, menjadi kapten The Three Lions adalah impian setiap anak Inggris. "Jika itu terjadi di masa depan, saya bakal senang sekali, namun itu bukan sesuatu yang saya pikirkan sekarang," ujar Stones. (Tribunnews/deo)
IKER CASILLAS Ketidakhadiran Iker Casillas di bawah mistar gawang tim nasional Spanyol mendapat perhatian dari Gianluigi Buffon, penjaga gawang tim nasional Italia. Buffon merasa janggal melihat La Furia Roja tanpa Casillas. "Terlihat aneh. Ini adalah tanda kami mencapai ujung karier kami," kata pemain 38 tahun itu. Julen Lopetegui, pelatih tim nasional Spanyol, tidak memanggil Casillas untuk menghadapi Italia dan Albania. "Kami sedang mencapai akhir karier kami, itu normal," ujar Buffon. (Tribunnews/deo)
KALIDOU KOULIBALY Rumor rencana Chelsea merekrut Kalidou Koulibaly pada bursa transfer musim panas lalu ternyata benar. Chelsea sempat mengajukan penawaran kepada Napoli, namun ditolak. Hal ini diungkapkan oleh Aurelio De Laurentiis, Presiden Napoli. "Dia hari-hari terakhir bursa transfer, saya menolak sebuah tawaran senilai 58 juta euro untuk Koulibaly," kata De Laurentiis. Ketika itu Antonio Conte, pelatih Chelsea, terus meningkatkan penawaran kepada Napoli, dari 30, 40, sampai 50 juta euro. "Tapi saya sudah membuat keputusan dia akan bertahan setahun lagi," ujar De Laurentiis. (Tribunnews/deo)
STAR Saúl Ñiguez Esclapez @saulniguez Kami telah siap untuk pertandingan penting besok, melawan lawan yang sulit! Sami Khedira @SamiKhedira Kembali bersama @DFB_Team...ya, kami butuh waktu untuk tahu cara menggunakan pita itu #GERCZE #DieMannschaft #training Mario Götze @MarioGoetze Sejak 2014, saya untuk @PlanGermany. Hari ini saya mengunjungi para staf di Hamburg. Sampai jumpa di stadion Sabtu nanti. Chris Smalling @ChrisSmalling Persiapan berjalan lancar, ingin segera kembali ke @ wembleystadium Sabtu nanti! @England
BELANDA
VS
Thomas Meunier berkembang di Paris Saint Germain. Alih-alih menjadi pelapis, Meunier mendapatkan kesempatan bermain yang lebih banyak dari yang dia bayangkan sebelumnya. “Ambisi saya adalah sukses di PSG dan menunjukkan kepada Martinez saya pilihan yang bisa diandalkan di posisi bek kanan Rode Duivels,” ujar Meunier. Situasi yang dialami Meunier berbeda dengan Divock Origi. Pemuda 21 tahun itu harus menghadapi persaingan ketat di Liverpool. Meski kesempatan bermainnya terbatas, Origi tidak menyesal bergabung dengan The Reds. “Saya bisa melakukan yang terbaik saat latihan dan berlatih keras. Saya yakin kerja keras saya akan terbayar,” kata Origi. Divock Origi memiliki kemampuan bermain di sejumlah posisi di lini depan. Origi juga bisa bermain sebagai winger. “Saya pemain serba bisa dan itu bisa menjadi sebuah keuntungan, namun saya melihat diri saya sebagai seorang penyerang,” ujar Origi. (Tribunnews/deo)
BELARUSIA
Ambisi Janssen VINCENT Janssen paham laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 melawan Belarusia di Stadion Feijenoord, Sabtu (8/10) krusial bagi tim nasional Belanda. Oleh karena itu, Janssen berambisi meraih kemenangan demi menjaga peluang lolos ke Rusia. "Kami hanya menginginkan satu hal dan itu adalah Rusia. Itulah target kami. Kami yakin 100 persen," kata Janssen seperti dikutip oleh de Telegraaf. Tim nasional Belanda mengawali Kualifikasi Piala Dunia 2018 dengan hasil imbang 1-1 melawan Swedia. Hasil itu membuat De Oranje, julukan tim nasional Belanda, berada di peringkat kedua klasemen grup A. De Oranje terpaut dua angka dari Bulgaria, pemimpin klasemen. Vincent Janssen mengatakan semua anggota tim nasional Belanda merasa kecewa atas hasil pertandingan itu. Janssen optimistis hasil itu justru bisa jadi pemacu semangat timnya. Janssen menilai De Oranje tampil gemilang ketika itu. "Tentu kami ingin menang lewat permainan bagus. Semua orang ingin terlibat dalam permainan bagus dan meraih tiga angka," ujar pemain Tottenham Hotspur itu. Danny Blind, pelatih tim nasional Belanda, menyiapkan tim bermaterikan pemain-pemain berkualitas. Blind memanggil Memphis Depay, Kevin Strootman, Daley Blind, dan Georginio Wijnaldum. Blind juga memanggil kembali pemain-pemain yang telah lama absen yaitu Stefan de Vrij dan Siem de Jong. "Fokus kami sekarang hanya Belarusia karena mereka lawan yang
sulit, dan mampu menahan imbang Prancis 0-0, tim yang berpengalaman," kata Janssen yang telah mencetak tiga gol dari tujuh penampilan bersama De Oranje. Siem de Jong untuk pertama kali bergabung dengan De Oranje sejak 2013. Gelandang Newcastle United yang sedang dipinjamkan ke PSV Eindhoven itu mengaku terkejut atas panggilan ini. Siem de Jong menilai ini terlalu cepat, meski kembali membela De Oranje termasuk targetnya ketika bergabung dengan PSV Eindhoven. "Saya berpikir ini tidak akan terjadi begitu cepat, namun saya sudah memikirkan tim nasional ketika saya bergabung dengan PSV. Saya ingin bermain di banyak pertandingan, dengan target kembali ke tim nasional," tutur de Jong kepada AD. "Dia (Danny Blind) melihat saya sebagai seorang penyerang dan gelandang serang. Saya melihat ini sebagai sebuah kesempatan untuk menunjukkan apa yang bisa saya lakukan dan tentu saja saya berharap bisa tampil," imbuh de Jong. Stefan de Vrij kembali ke tim nasional Belanda setelah mengalami cedera lutut pada September tahun lalu. Setelah absen selama 10 bulan, de Vrij kini merasa telah bugar 100 persen dan siap membela panji De Oranje.
"Saya senang bisa terlibat lagi dengan tim nasional. Membela tim nasional selalu terasa spesial. Saya merasa sangat bugar dan saya hanya ingin tampil bagus," ujar de Vrij kepada NOS. Bek Lazio itu harus memanfaatkan momen ini untuk mendapatkan tempatnya kembali di De Oranje. Stefan de Vrij harus bersaing dengan Jeffrey Bruma, Virgil van Dijk, dan Joel Veltman untuk mengisi posisi bek tengah De Oranje. "Saya bugar untuk tampil sejak menit awal bersama tim nasional, namun itu semua tergantung pelatih. Sejauh ini, pada musim ini saya satu-satunya pemain Lazio yang selalu bermain di setiap pertandingan," kata pemain 24 tahun itu. (Tribunnews/deo)
VI-IMAGES
VINCENT JANSSEN
DATA DAN FAKTA JADWAL PERTANDINGAN KUALIFIKASI PIALA DUNIA 2018 ZONA EROPA
23:00 Montenegro ? - ? Kazakhstan
4 Belarusia
1 0 1 0 0 0
1
23:00 Inggris ? - ? Malta
4 Prancis
1 0 1 0 0 0
1
GRUP C
SABTU (8/10)
01:45 Belgia ? - ? Bosnia-Herzegovina
6 Luksemburg
1 0 0 1 3 4
0
P Tim
L M S K GM GK
1 Jerman
1 1 0 0 3 0
01:4 5Estonia? - ? Gibraltar 01:45 Prancis ? - ? Bulgaria
GRUP B
01:45 Yunani ? - ? Siprus
01:45 Lukemburg ? - ? Swedia 01:45 Belanda ? - ? Belarusia
KLASEMEN GRUP SEMENTARA
01:45 Hungaria ? - ? Swiss
GRUP A
01:45 Latvia ? - ? Kep. Faroe
P Tim
L M S K GM GK
01:45 Portugal ? - ? Andorra
1 Bulgaria
1 1 0 0 4 3
23:00 Azerbaijan ? - ? Norwegia
2 Belanda
23:00 Armenia ? - ? Rumania
3 Swedia
P Tim
L M S K GM GK
1 Swiss
1 1 0 0 2 0
Poin
1 Denmark
1 1 0 0 1 0
3
4 Lithuania
1 0 1 0 2 2
1
2 Polandia
1 0 1 0 2 2
1
5 Slovakia
1 0 0 1 0 1
0
6 Malta
1 0 0 1 1 5
0
3 Kazakhstan
1 0 1 0 2 2
1
3
4 Montenegro
1 0 1 0 1 1
1
2 Azerbaijan
1 1 0 0 1 0
3
5 Rumania
1 0 1 0 1 1
1
Grup H
3 Rep. Ceko
1 0 1 0 0 0
1
6 Armenia
1 0 0 1 0 1
0
P Tim
L M S K GM GK
3
3 Irlandia Utara 1 0 1 0 0 0
1
1 Bosnia
1 1 0 0 5 0
3
2 Yunani
1 1 0 0 4 1
3
3 Belgia
1 1 0 0 3 0
3 0
Poin
Poin
2 Latvia
1 1 0 0 1 0
3
5 San Marino
1 0 0 1 0 1
0
Grup F
3 Kep. Faroe
1 0 1 0 0 0
1
6 Norwegia
1 0 0 1 0 3
0
P Tim
L M S K GM GK
3
3 Hungaria
1 0 1 0 0 0
1
1 Skotlandia
1 1 0 0 5 1
1
4 Gibraltar
1 0 0 1 1 4
1 0 1 0 1 1
1
5 Andora
1 0 0 1 0 1
0
Grup E
2 Inggris
1 1 0 0 1 0
1
5 Siprus
1 0 0 1 0 3
0
1 0 1 0 1 1
1
6 Portugal
1 0 0 1 0 2
0
P Tim
3 Slovenia
1 0 1 0 2 2
1
6 Estonia
1 0 0 1 0 5
0
Poin
L M S K GM G K
Poin
Poin
26
Sport Hot News
JUMAT
16 SEPTEMBER 2016
JUMAT, 7 OKTOBER 2016
BIG MATCH
Super Ball banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
likes: BPost Online
HALAMAN 24
PRANCIS BULGARIA
VS
JUMAT (7/10) PUKUL 01.45 WIB/ 02.45 WITA
Rileks dengan Olahraga
Ancam Tinggalkan Madrid
SUPERMODEL dunia yang saat ini tengah bersinar, Gigi Hadid baru-baru ini didapuk menjadi brand ambassador Reebok. Sebagai duta salah satu brand olahraga ternama di dunia itu, kekasih penyanyi Zayn Malik itu menyampaikan bagaimana pentingnya berolahraga untuk menghadapi tantangan besarnya sebagai publik gur. “Bagiku, olahraga bukan hanya mengenai hal sik. Ini juga persoalan mental. (Olahraga) dapat membantuku melepaskan suara-suara yang menggema di kepalaku. Hanya saat berolahraga-lah pikiranku menjadi tenang,” tutur model berusia 21 tahun itu.(dod)
TERUS-MENERUS duduk di bangku cadangan membuat Francisco Román Alarcón Suárez gerah. Gelandang Real Madrid itu pun mengancam akan hengkang jika tak kunjung mendapat kesempatan bermain. “Pergi saat Natal adalah opsi yang tak saya pikirkan. Saya tidak akan mudah menyerah. Namun, saya akan menentukan pilihan jika saya tak banyak bermain hingga akhir musim,” kata pemain yang biasa disapa Isco itu. “Saya masih 24 tahun. Seandainya tidak ada tempat di skuat inti, saya akan pindah. Saya tahu bisa tampil baik. Jika tidak di sini, saya bisa tampil lebih baik di tempat lain,” katanya. (dod)
AFP PHOTO
AFP PHOTO
P R A N C I S
VS
B U L G A R I A
PERCAYA POGBA
PADA bursa transfer musim panas lalu, Paul Pogba menjadi komoditas terpanas. Kepulangannya dari Juventus ke Manchester United dengan nilai transfer 105 juta euro, plus lima juta euro lainnya terkait bonus, menjadikan pemuda 23 tahun itu sebagai pemain termahal di dunia. Dengan nilai transfer sebesar itu, Pogba diharapkan memberikan kontribusi besar untuk MU yang sedang berusaha kembali ke jalur juara. Namun sayangnya sejauh ini Pogba belum menjawab ekspektasi tersebut. Jangankan membawa MU berkuasa di puncak klasemen Premier League, performanya secara pribadi bahkan jauh dari kata memuaskan. Musim ini Pogba baru mencetak satu gol dan belum mencatatkan assist dari delapan penampilan di Premier League dan Europa League. Bandingkan dengan performanya musim lalu, di mana ia membuat 10 gol dan 16 assist dalam 49 penampilan di seluruh ajang bersama Juventus. Terkait hal ini, Pogba mendapatkan pembelaan dari pelatihnya
di tim nasional Prancis, Didier Deschamps. Deschamps menyebut seringkali ada beban yang terlalu besar disematkan ke pemainnya itu, sementara fakta bahwa Pogba baru berganti klub dan butuh penyesuaian diri dilupakan. ”Ekspektasi terhadap Paul selalu tinggi. Tak cukup bagi dia hanya melakukan hal-hal biasa. Yang dia butuhkan hanya waktu untuk menyesuaikan diri dengan tim dan rekan baru. Dia tahu apa yang diinginkan orang-orang, dan apa yang diinginkannya juga,” ujar Deschamps seperti dikutip L’Equipe. Pembelaaan terhadap Pogba juga datang dari kompatriotnya, Laurent Koscielny. Menurut bek Arsenal itu, Pogba hanya butuh waktu menyesuaikan diri dengan kehidupan barunya sebagai pemain MU. ”Kita harus membiarkannya dalam damai sehingga ia
ulasanpelatih
Terorganisir MUNGKIN kejadian 20 tahun lalu masih melekat dalam pikiran saya. Tapi saya tidak mau mengalami itu lagi. Mereka (Bulgaria) adalah tim yang sangat terorganisir, bagus secara sik dan AFP PHOTO agresif. Saya menyaksikan banyak pertandingan mereka selama 12 bulan terakhir.(dod) *) Didier Dechamps, Pelatih Prancis
Bangun Tim SAYA percaya dengan tim yang saya miliki, walaupun para pemain saat ini adalah pilihan dari pelatih sebelumnya (Ivaylo Petev). Saya menerima 100 persen pemain pilihan Petev, dan saya AFP PHOTO percaya kepada semua pemain. tujuan utama kami adalah membangun sebuah tim.(dod) *) Peter Hubchev, Pelatih Bulgaria
bisa berkembang,” kata Koscielny. Pogba saat ini tengah bersama timnas Prancis menyambut dua laga Kualifikasi Piala Dunia 2018, melawan Bulgaria, Sabtu (8/10) dinihari, dan menghadapi Belanda, tiga hari kemudian. Di dua pertandingan ini, Deschamps masih tak melibatkan Karim Benzema di skuat asuhannya. Striker Real Madrid itu disingkirkan dari daftar pemain Prancis yang berlaga di Piala Eropa 2016 lalu lantaran terlibat kasus pemerasan terhadap rekan satu timnya di ”Les Bleus”, Mathieu Valbuena. Selain Benzema, Deschamps juga mencoret Olivier Giroud. Penyerang Arsenal itu tak diajak karena masih menjalani pemulihan cedera jempol yang dideritanya saat memperkuat ”The Gunners” melawan Paris St. Germain beberapa waktu lalu. Tanpa kehadiran dua penyerang itu, otomatis Pogba akan menjadi pemain yang paling diandalkan di kubu ”Les Bleus”. Bersama N’Golo Kanté, ia akan bertugas menjaga keseimbangan lini tengah Prancis. Prancis sendiri saat ini tengah mencoba merebut kemenangan pertama di kualifikasi Piala Dunia 2018, setelah di pertandingan pertama bulan lalu mereka ditahan imbang Belarusia. Di laga tersebut, Prancis kesulitan membongkar pertahanan rapat Belarusia, yang membuat mereka akhirnya harus puas dengan hasil akhir 0-0. Sementara Bulgaria justru berhasil mengalahkan Luksemburg dengan skor 4-3 yang membuat mereka kini bercokol di puncak klasemen grup A. Di atas kertas Prancis lebih unggul
dibanding tim tamu. Apalagi tim ”Ayam Jantan” adalah finalis Piala Eropa 2016. Namun dengan keunggulan tersebut bukan berarti Prancis bisa meremehkan lawan. Sebaliknya Prancis harus lebih waspada. Deschamps sendiri pernah punya pengalaman buruk melawan tim negara Balkan tersebut. Saat masih aktif sebagai pemain, Deschamps pernah gagal membawa Prancis lolos ke Piala Dunia 1994 karena kalah di babak playoff melawan Bulgaria. Saat itu sebuah gol dari Emil Kostadinov memberi Bulgaria kemenangan dramatis atas Prancis di Paris. ”Kejadian 20 tahun lalu masih melekat di pikiran saya. Saya tidak ingin mengalami itu lagi,” kata Deschamps. ”Bulgaria adalah tim yang terorganisir, bagus secara fisik dan agresif. Saya menyaksikan banyak pertandingan mereka selama 12 bulan terakhir. Mereka punya pemain hebat seperti Dimitar Rangelov dan Syestoslav Dyakov,” imbuhnya. Di bawah asuhan pelatih baru Petar Hubchev, Bulgaria diyakini akan bermain lebih bertahan. Bulgaria bisa saja meniru taktik ”parkir bus” seperti yang dilakukan Belarusia, dengan menumpuk seluruh pemain di daerah bertahan, dan sewaktuwaktu melakukan serangan balik cepat melalui duet Rangelov dan Dyakov. Menurut gelandang Martin Raynov, meski timnya kini ditangani pelatih baru, namun ia yakin di tangan Hubchev Bulgaria akan tampil mengejutkan. (Tribunnews/dod)
BHAYANGKARA SU VS PUSAMANIA BORNEO FC JUMAT (7/10) PKL 16:00 WIB/ 17:00 WITA
PERSEGRES GRESIK AREMA CRONUS
VS
JUMAT (7/10) PKL 21:00 WIB/ 22.00 WITA
GHANA
VS
UGANDA
JUMAT (7/10) PKL 22:25 WIB/ 23.25 WITA
BELANDA
VS
BELARUSIA
SABTU (8/10) PKL 01:45 WIB/ 02.45 WITA
PRANCIS
VS
BULGARIA
SABTU (8/10) PKL 01:45 WIB/ 02.45 WITA
Hargai Keputusan Pensiun Mathieu BEK tengah Barcelona, Jeremy Mathieu, menolak panggilan masuk skuat ”Les Bleus”, julukan timnas Prancis, untuk pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2018 kontra Bulgaria dan Belanda. Setelah melakukan percakapan dengan pelatih Didier Deschamps, Mathieu akhirnya mengumumkan keputusannya untuk pensiun membela negaranya. Mathieu beralasan ingin fokus dalam kariernya di level klub. ”Saya bukannya menolak panggilan (timnas). Hanya saja saya ingin berhenti. Saya sudah tidak memiliki motivasi bermain di timnas. Saya hanya ingin mengabdikan diri untuk klub,” ujar Mathieu kepada L’Equipe. ”Di tahun 2018, usia saya sudah 35 tahun. Saya ingin memberikan kesempatan kepada para pemain muda,” imbuhnya. Bersama TPrancis karier Mathieu memang tidak terlalu istimewa, meskipun dia tampil apik bersama
Valencia (2009-2014) dan Barcelona. Sejak melakoni debut bersama tim “Ayam Jantan” pada 11 November 2011, Mathieu tercatat hanya bermain dalam lima pertandingan. Deschamps sendiri bisa memahami keputusan mantan bek Toulouse itu. Meski sedikit menyesalkan, namun Deschamps menghargai kejujuran Mathieu yang mengatakan dirinya tidak bisa bermain di timnas karena dia tak punya energi lagi. ”Saya tidak pernah keberatan dengan keputusan seseorang. Itu kehendak masing-masing. Saya pasti menghargainya,” kata mantan pelatih Juventus itu. ”Saya hanya kecewa karena Jeremy tidak mengatakannya lebih awal kalau dia mau pensiun. Seharusnya ia menyampaikan perkara ini pada saya terlebih dulu, supaya saya punya waktu memikirkan opsi memanggil pemain lainnya,” ujar Deschamps dalam konferensi pers,
Senin (3/10). Untuk menggantikan posisi Mathieu, Deschamps sempat memanggil bek Valencia, Eliaquim Mangala. Namun bek pinjaman dari Manchester City itu kemudian terpaksa dicoret karena menderita cedera paha. Deschamps pun akhirnya memanggil defender belia Paris Saint-Germain, Presnel Kimpembe. Meski baru berusia 21 tahun tersebut, Kimpembe telah menjadi salah satu pemain andalan di lini pertahanan skuat asuhan Unai Emery pada musim ini, dengan mencatatkan tujuh penampilan di liga domestik. Dia tak pernah menelan kekalahan dalam enam laga Ligue 1 yang dimainkannya sebagai starter dan itu nampaknya cukup Deschamps yakin untuk menyertakannya dalam skuat yang diboyong dalam babak kuali kasi Piala Dunia menghadapi Belanda dan Bulgaria. (Tribunnews/dod)
PENSIUN
AFP PHOTO
- Bek tengah Prancis, Jeremy Mathieu memutuskan pensiun dari timnas Prancis, karena ingin fokus bermain untuk klubnya. Sebagai pengganti pemain Barcelona itu, pelatih Didier Deschamps memanggil bek muda PSG, Presnel Kimpembe.
KORAN JUMAT
6 MUHARAM 1438 H / 7 OKTOBER 2016 M
A
Dua Puasa Jelang Hari Asyura ISTIMEWAKAH Hari Asyura (10 Muharram) hingga sangat populer? Dalam Islam memang mencatat sejumlah peristiwa luar biasa terjadi pada penanggalan itu, berkaitan perjalanan dakwah sejumlah Rasul. Sementara di masyarakat berlangsung tradisi gotong royong membuat bubur, dibagikan warga sekampung. Bukan hanya Islam yang memberikan catatan khusus di hari itu, tetapi kaum Yahudi ikut mengistimewakan, bahkan kalangan Syiah juga demikian. “Tetapi makna dan syariatnya ketiga penyelenggaraan itu berbeda,” ujar Johansyah, ustadz yang juga anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Banjarmasin ini. Kaum Yahudi, menurut Johansyah, mengistimewakan dengan cara berpuasa untuk mengingat peristiwa selamatnya Nabi Musa menyeberangi Laut Merah ketika dikejar Raja Firaun. Sedangkan kalangan Syiah, menandai dengan ratapan sambil menyiksa diri mereka hingga berdarah-darah sehubungan peristiwa Karbala, dimana cucu Rasulullah bernama Hussien gugur dalam pertempuran dahsyat dengan sangat memilukan.. Bahkan, menurut Johansyah, kaum Syiah yang menyiksa dirinya demikian bukan hanya Syiah di Iran tetapi juga yang ada di Indonesia, bahkan di Banjarmasin ada yang melakukan ritual mengerikan itu. “Di Banjarmasin pernah ada lho, mereka menggunakan sebuah gedung di kawasan Jalan BrigjenHassan Basri untuk penyelenggaraannya. Tetapi baik puasa kaum Yahudi maupun ritual Syiah itu, tidak ada kaitannya dengan ajaran Islam,” jelas wakil rakyat yang satu ini. Mengapa Berpuasa “Hadis-hadis shahih menyebtukan berpuasa pada 10 Muharam merupakan sunnah, karena Rasulullah SAW mengerjakannya,” ujar Johansyah. Suatu hari bertepatan 10 Muharam itu, Rasulullah berpuasa dan mendapat pertanyaan dari sahabat. “Wahai Rasulullah apakah sama puasa pada hari ini dengan puasanya kaum Yahudi yang juga berpuasa pada hari ini?” Menurut Johansyah, ketika itu Rasulullah menjawab puasa muslimin pada 10 Muharam lebih afdal. Agar puasa muslimin berbeda dengan Yahudi, maka Rasulullah menyarankan agar orang Islam berpuasa juga pada 9 Muharam. “Tetapi yang afdal dikerjakan Rasulullah ya puasa 10 Muharam itu, yang 9 Muraham hanya disarankan sebagai pembeda dengan kaum Yahudi,” jelasnya. Puasa kaum muslimin pada 10 Muharam, menurutnya, disebut lebih afdal
Hadis-hadis shahih menyebtukan berpuasa pada 10 Muharam merupakan sunnah, karena Rasulullah SAW mengerjakannya JOHANSYAH
karena itu bukan hanya untuk mengenang peristiwa sangat penting sehubunan diselematkannya Nabi Musa AS bersama pengikutnya Bani Israel dari kejaran Raja Firaun, tetapi juga sebagai rasa syukur kepada Allah yang telah menyelamatkan sejumlah Rasul dari ancaman musuh. Sebab, menurut Johansyah, pada tanggal itu terjadi banjir maha dahsyat di masa kerasulan Nabi Nuh AS dimana air bukan hanya masuk dari luapan lautan, tetapi juga dari curahan hujan yang dahsyat lebatnya dan dari sumber mata air yang memancar setiap jengkal bumi hingga airnya melampaui tinggi julangan gunung. Pada peristiwa banjir yang kemudian menyebabkan terpisahnya hamparan bumi menjadi beberapa benua itu, Nabi Nuh dengan sekitar 80 pengikutnya diselamatkan Allah dalam pelayaran sebuah bahtera kayu. “Padahal saat itu Nabi Nuh sudah berdakwah lebih 300 tahun hanya ada 80 an umat yang menjadi pengikutnya hingga Allah menimpakan murka dengan banjir itu,” ujar ustadz ini. Pada prinsipnya, ujar Johansyah, bagi umat Islam disunahkan berpuasa pada 10 Muharam itu sebagai ungkapan rasa syukur diselematkannya sejumlah Rasul dari ujian Allah SWT. (Uum)
FOTO/GRAFIS: BPOST/APUNK/RIZALI RAHMAN
INDEKS
UTAMA (B) Momentum Pembuktian Datangnya Pertolongan Allah
BPOST/AYA SUGIANTO
KHAZANAH (F) HIKMAH (D) Tenteramnya Saat Salat Nikmatnya Ketika Bersahabat di Masjid Al Karomah SALAT di Masjid Agung Al Karomah, dengan Alquran Martapura, Banjar, yang dibangun
PERINGATAN 10 Muharram, hendaknya bukan semata dimaknai dengan menghidupkan simbol-simbol, seperti hidupnya tradisi membuat bubur secara gotong royong. Beriburibu tahun silam yang tidak bersamaan waktunya, menjadi momentum pembuktian pertolongan Allah SWT.
SEKARANG, di era dunia dan manusia dikuasai teknologi digital, ternyata masih banyak kawula muda yang lebih memilih mengisi waktunya memperlajari Alquran, berikut membaca secara benar sekaligus menghafalnya. BPOST/DOK
BPOST/APUNK
pada 10 Rajab 1315 H/5 Desember 1897 M, begitu terasa sejuk dan tenteram hati. Ini menjadi magnet bagi muslimin dan muslimat setiap tiba waktu salat, untuk mengerjakan berjemaah di masjid tersebut.
Utama
B
6 MUHARAM 1438 H 7 OKTOBER 2016 M
TWITTER.COM
Momentum Pembuktian Datangnya Pertolongan Allah
H TABRANI BASRI DOK
PERINGATAN 10 Muharam, menurut KH Tabrani Basri, hendaknya bukan semata dimaknai sebagai Hari Asyura dengan menghidupkan simbol-simbol, seperti hidupnya tradisi membuat bubur secara gotong royong. Menurut ulama ini, pada tanggal itu beribu-ribu tahun silam yang tidak bersamaan menjadi momentum pembuktian pertolongan Allah SWT pasti datang bagi hamba-hamba Nya yang berjuang di jalan ajaran-Nya. “Ada banyak peristiwa super dahsyat jauh di luar jangkauan pikiran manusia, baik berupa bencana maupun ujian Allah kepada Rasul-rasul-Nya terjadi pada 10 Muharam walaupun di era berbeda,” ujar Tabrani Basri. Setidaknya, menurut dia, ada lima peristiwa bersejarah di masa lampau itu yang hingga kini populer dipelajari dan diingat umat manusia. Pertama, bencana super dahsyat di masa dakwah Nabi Nuh AS, yaitu banjir
terbesar sepanjang sejarah bumi dimana gununggunung yang menjulang tinggi tak mampu menjadi pelindung. “Pada banjir dahsyat sepanjang sejarah bumi itu, Nabi Nuh dengan pengikutnya yang hanya puluhan orang serta sepasang beberapa binatang ternak diselamatkan Allah dalam sebuah bahtera,” ujarnya. Peristiwa besar lainnya yang tak mampu dinalar otak manusia, adalah Allah SWT menyelematkan Nabi Ibrahim ketika dibakar hidup-hidup oleh rezim zalim Raja Namruz. Berkat pertolongan Allah SWT, Nabi Ibrahim AS justru menggigil ketika tumpukan kayu yang membara menyentuh tubuhnya. “Catatan peristiwa besar lainnya yang juga terjadi pada 10 Muharam di zaman Rasul-rasul Allah, adalah diselamatkannya Nabi Musa AS beserta pengikutnya dari kejaran pasukan Raja Fir’aun. Sejarah ini sangat terkenal, bahkan di kalangan pelajar sekolah dasar, karena
memang sering dikutip guru mereka,” jelas Tabrani Basri. Demikian pula, menurut dia, Nabi Isa AS diangkat Allah ke langit sebagai penyelamatan pengejaran kaum Kafi yang hendak menyalipnya, juga terjadi pada 10 Muharam.. “Itu antara lain peristiwa besar yang terjadi sebelum kerasulan Muhammad SAW, dan pada momentum 10 Muharam, Rasulullah SAW selalu berpuasa,” ujarnya. Dari sejumlah rentetan peristiwa dahsyat itu, menurut dia, sebenarnya Allah SWT telah membuktikan pertolongan pasti datang bagi umat dan hamba-Nya yang senantiasa berjuang untuk menegakkan ajaran Allah walaupun rintangan luar biasa menghadang. “Dalam Alquran Allah SWT menjanjikan pertolongan-Nya akan datang bagi mereka yang membela dan memperjuangkan agama Allah. Janji itu berlaku hingga akhir zaman,” ujar KH Tabrani Basri. (uum)
Puasa Ini Bermakna Menghapus Dosa HARI Asyura yang tahun ini akan bertepatan Selasa 11 Oktober 2016, menurut Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Banjarmasin, H Murjani Sani, merupakan hari di mana banyak muslimin di berbagai belahan bumi berpuasa. “Dikenal sebagai puasa Asyura, karena Rasulullah SAW juga melaksanakan hal sama. Jadi kita disunahkan untuk mengikutinya,” ujarnya. Hari Asyura, menurut Murjani, dijelaskan dalam hadis riwayat Muslim dari Abu Qatadah, Rasulullah SAW mensunatkan puasa di hari itu, keistemewaannya menghapus dosa setahun yang lalu. “Itulah sebabnya para ulama menganjurkan muslimin berpuasa di hari ini dan mengingatkannya, agar
kiranya tidak terlewatkan,” ujarnya lagi. Mengenai ramainya pesan melalui BBM yang mengajarkan sejumlah doa yang baik dijadikan sebagai amalan menyambut 10 Muharam, menurut Murjani memang banyak doa-doa yang diajarkan. Sebenarnya, menurut dia, amalan yang paling baik senantiasa dilaksanakan muslimin itu adalah kewajiban salat lima waktu jangan sampai tertinggal. Begitu pula berpuasa 10 Muharam tentu jangan sampai tertinggal puasa wajib di bulan Ramadan. “Kalau doa khusus 10 Muharam dalam Risalah Amaliah karya HM Qusairi Hamzah hlm 165-166 disebutkan, adalah membaca Hasbiyallahu wa ni’mal wakil ni’mal maula wani’mannashir sebanyak 70 kali, sebaiknya dilakukan usai
salat fardu” ujarnya. Kemudian setelah itu berdoa memohon keselamatan dengan rahmat Allah yang paling Pengasih di antara yang pengasih, sebagaimana Allah menyelamatkan Rasulrasul dari berbagai bencana dahsyat yang terjadi pada 10 Muharam. “Semoga kita sekarang juga diselamatkan Allah dari berbagai bencana,” katanya. (uum)
Tanda Mengagungkan Peristiwa Sejarah “SETAHU saya pada 10 Muharram itu ada anjuran dari Rasulullah untuk berpuasa sunah, dan Nabi Muhammad SAW memang selalu berpuasa pada hari itu” ujar Said Akbar Yazi. Ada pun sejarahnya, sepengetahuan saya adalah ketika Rasulullah berada di Madinah, beliau melihat orang-orang Yahudi berpuasa pada Hari ‘Asyura. Beliau bertanya: “Apa ini?” Mereka menjawab: “Sebuah hari yang baik, ini adalah hari SAID AKBAR dimana Allah menyelamatkan Bani Israil dari musuh mereka, maka kami berpuasa pada hari itu sebagai wujud syukur. Maka beliau, Rasulullah menjawab: “Aku lebih berhak terhadap Musa daripada kalian (Yahudi), maka kami akan berpuasa pada hari itu sebagai bentuk pengagungan kami terhadap hari itu. “Seperti itu yang saya pelajari dan sering mendengar ceramah para ustadz, sehingga saya berpuasa di hari itu,” ujar Said Akbar yang aktif dalam kegiatan Remaja Masjid Al Jihad Banjarmasin. Walau demikian, diakuinya, di masyarakat kita ada simbol tradisi yang hidup menyertai 10 Muharam, yaitu ramainya warga membuat bubur asyura. (uum)
Sebagai Nafas Kehidupan DIAKUI oleh perempuan ini, walau ada sejumlah peristiwa dahsyat yang tercatat dalam peradaban manusia terjadi pada 10 Muharam, namun ada tradisi tua di masyarakat yang tak kalah populernya, yaitu membuat bubur asyura. “Membuat bubur asyura ini kan haMONIK nya tradisi yang hidup di masyarakat kita, tetapi hal itu positip dalam rangka meningkatkan rasa silaturahmi dan gotong royong di tengah masyarakat,” ujar perempuan yang dipercaya sebagai koodinator lajnah khusus sekolah pada muslimah Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) Kalsel ini. Idealnya, ujarnya, di momentum ini juga bisa lebih menumbuhkan bukan hanya nilai gotong royong, tetapi juga yang lebih penting nilai-nilai syariat Islam bisa berkembang semakin maju. “Mudahan secara pasti masyarakat kita semakin peduli terhadap nilai-nilai Islam sebagai landasan kehidupan di berbagai sektor, baik ekonomi, pendidikan, politik harus senafas dengan ajaran Islam,” ujarnya berharap. (uum)
Perbanyak Menyantuni Anak Yatim
H MURJANI SANI DOK
PERISTIWA BESAR PADA 10 MUHARAM z Bencana dahsyat berupa banjir setinggi julangan gunung di masa Nabi Nuh AS dan z z z z
Komentar
Rasul Allah itu selamat Diselamatkannya Nabi Musa AS bersama pengikutnya dari kejaran pasukan Fir’aun Nabi Yunus AS diselematkan Allah setelah ditelan ikan hiu Nabi Ibrahim AS selamat setelah dibakar hidup-hidup oleh Raja Namruz Nabi Isa AS diangkat Allah ke langit dalam pengejaran kaum yang menolak ajaran Nabi Isa
KETIKA disebut penanggalan 10 Muharam atau Hari Asyura, Galuh Banjar yang satu ini mengaku selalu ingat akan anjuran berpuasa sunah. “Itu yang saya ketahui pada 10 Muharram, apabila kita berpuasa akan menghapuskan dosa kita satu tahun YUNI lalu,” ujar gadis yang akrab disapa Galuh Yuni ini. Selain berpuasa, menurut dia, amalan yang baik dikerjakan adalah bersedekah kepada anak yatim dan fakir miskin. “Saya juga pernah mendengar ceramah ustadz pada hari itu, dan ini pula yang diajarkan orangtua kami dalam kehidupan,” ujar Yuni. Hal baik yang dilakukan pada hari itu, ujarnya, adalah misal bagi seorang suami (ayah atau kepala keluarga) menafkahi anak dan istri dilebihkan dari hari biasa atau hari lainnya. Tentu saja dengan catatan bagi yang mampu. “Jadi lebih pada peningkatan pelaksanaan ibadah dan amal sedekah pada hari itu” katanya. (uum) FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/UMI SRIWAHYUNI
Jazirah
C
6 MUHARAM 1438 H 7 OKTOBER 2016 M
ASOPA
Aktif Promosikan Islam di Melanesia DALAM beberapa tahun, Melanesia telah menyaksikan fenomena yang diabaikan masyarakat internasional, yaitu difusi Islam. Difusi Islam di pulau-pulau Pasifik telah memperoleh hasil yang sangat sukses. Di setiap negara di wilayah ini telah dibentuk ummah, sebuah komunitas Islam. Wilayah Melanesia membentang dari sisi barat di Pasifik Barat hingga ke Laut Arafura yang menyentuh pesisir pantai utara dan utara-timur Australia. Pulau-pulau yang berada di wi-
layah ini adalah kepulauan Bismark, Kepulauan Fiji, Kaledonia Baru, Papua Nugini, Kepulauan Maluku, Kepulauan Solomon, Kepulauan Selat Torres, Vanuatu, dan Kepulauan Palau. Nauru, Timor, Kepulauan Flores, dan Sumba tidak sepenuhnya bagian dari wilayah tersebut. Islam adalah agama yang menyebar sendiri lebih cepat dari agama lain. Kecenderungan ini juga terjadi di Pasifik. Organisasi Islam dari Arab Saudi dan Malaysia secara aktif mempromosikan Islam di wilayah tersebut dan se-
cara aktif terlibat dalam menciptakan berbagai ummah di Australia, Selandia Baru, dan Fiji. Tingkat difusi ini tak tertandingi di seluruh dunia. Budaya di Melanesia bersifat dinamis. Dikenal juga konsep Kastom, yaitu model sosial tradisional yang berhubungan dengan sihir. Di Papua Nugini, Kepulauan Solomon, Vanuatu, dan Fiji saja ribuan pribumi memilih untuk memeluk Islam. Di Kaledonia Baru, terdapat kehadiran yang konsisten komunitas Islam yang muncul setelah arus migrasi dari dunia Francop-
hile selama 100 tahun terakhir. Laporan Departemen Negara Kebebasan Beragama Internasional Amerika Serikat menyatakan ada sekitar 350 Muslim di Kepulauan Solomon. Kelompok Muslim di sana, termasuk kelompok Ahmadiyah dan kelompok lain. Komunitas Muslim Ahmadiyah di kepulauan ini terdaftar sebagai organisasi pada April 2003. Mayoritas penduduk Solomon adalah penganut Kristen. Jumlahnya sekitar 92 persen. Lima persen penduduknya menganut kepercayaan turun-temurun. Ke-
percayaan lain menempati jumlah tiga persen, termasuk di dalamnya agama Islam. Sangat sulit memastikan jumlah umat Muslim di kepulauan ini karena tidak ada sensus yang menghitungnya. Di situs visitsolomons.com.sb bahkan tidak disebutkan adanya agama Islam di kepulauan ini. Kepulauan Solomon terletak di timur Papua New Guinea dan terdiri atas banyak pulau. Kepulauan Solomon telah didiami oleh orang Melanesia sejak sekitar 30 ribu tahun lalu. Kini, ia berdiri di bawah
naungan Inggris sejak 1890-an. Kepulauan Solomon diberi hak kedaulatannya sendiri pada 1976. Orang Eropa pertama yang mengunjungi pulau ini adalah seorang penjelajah Spanyol bernama Álvaro de Mendaña de Neira. Pria asal Peru ini menginjakkan kakinya di Kepulauan Solomon pada 1568 M. Sebelum datangnya orang Eropa, penduduk Kepulauan Solomon dikenal sebagai penduduk kanibal dan gemar memenggal kepala manusia. Kaum misionaris mulai berdatangan ke negara miskin ini pada pertengahan abad ke-19. (rol)
Langsung ke Arab Saudi TAK terdapat data ataupun kabar yang menyebutkan penyebaran Islam di Cook Islands. Namun, datangnya Islam ke kepulauan tersebut dimungkinkan seiring dengan masuknya Islam di kawasan Oceania. Sejak abad ke-17, Islam telah mulai dikenal masyarakat kepulauan Oceania. Saat itu, Islam dibawa dan disebarkan oleh pedagang Melayu dan China. Namun, kehadiran Islam di Oceania tersebut tentu
tak meluas ke seluruh penjuru. Kawasan Melanesia dan Micronesia yang paling banyak tersentuh dengan peradaban Islam. Adapun Polynesia yang berada di timur jauh sedikit lebih lama mengenal Islam. Penyebaran Islam di kawasan tersebut, termasuk Cook Islands, diprediksi berasal dari dakwah Muslimin Melanesia dan Micronesia. Namun, tak menghapus kemungkinan Muslimin pulau justru langsung mengenal Islam ke Tanah
suci di Arab Saudi, Pulau Tuamotus misalnya. Tetangga Cook Island tersebut langsung mengenal Islam dengan perginya beberapa penduduk pulau ke Saudi. Saking minimnya jumlah Muslim di Cook Islands, mereka tak diketahui eksistensiya. Apalagi, kepulauan tersebut terkenal dengan rumah para penganut Kristiani. Dalam buletin Board of The Cook Islands “Tumunu” pun secara terang menyebutkan tak ada
Muslimin di kepulauan tersebut. “Islam tidak ada di sini, kami memiliki agama yang cukup,” tulis buletin tersebut. Namun, tentu saja fakta data di lapangan berbeda. Meski berjumlah sedikit, Muslimin hidup di Cook Islands. Dakwah Islam pun tetap disyiarkan meski tak tampak dan belum terlihat hasilnya. “Terdapat beberapa Islander Muslim, berjumlah sedikit, tapi terus tumbuh,” ujar Crocombe. (rol)
THE PASIFIC
MOZAIK
Bulgaria Larang Pemakaian Cadar SOFIA - Parlemen Bulgaria telah menyetujui undangundang pelarangan penggunaan cadar di muka umum. Pelarangan tersebut diajukan oleh koalisi front patriotik nasional. Muslimah yang mengenakan cadar akan didenda hingga 770 euro. Undang-undang baru menyatakan bahwa menutupi wajah dilarang di lembaga-lembaga pemerintah pusat Bulgaria dan daerah, sekolah, lembaga budaya, dan tempat-tempat rekreasi umum, olahraga, dan komunikasi. Sementara itu, sebagaimana dilansir 5 Pillars UK (1/10), penutup kepala, mata, telinga, dan mulut hanya diizinkan untuk alasan kesehatan, kebutuha profesional,
MEDIASUNNAH
olahraga, dan komunikasi. Larangan tersebut juga akan berlaku untuk masjid. Bulgaria merupakan bagian dari rute migran dari Turki ke daratan Eropa.
Rakyat Bulgaria mengklaim arus masuk migran ke Eropa akan mengancam budaya Kristen ortodoks yang dominan di negara tersebut. (arrahmah/rol)
Masjid Bermunculan di Thailand PHUKET - Islam adalah agama minoritas di Thailand yang berpenduduk mayoritas Budhis, namun Masjid terus dibangun di luar wilayah yang didominasi Muslim di perbatasan Malaysia, dengan Bangkok dan resor wisata di wilayah selatan, Phuket, telah menikmati komunitas Muslim yang cukup besar. Salah satu bangunan keagamaan saat ini sedang dibangun di jantung distrik Phuket, Kamala, teluk tertutup dan desa memancing yang dikelilingi oleh bukitbukit berhutan di utara pantai Patong. Pembangunan Masjid Phadungsat dimulai dua tahun lalu setelah seorang Imam mengunjungi Phuket selama bulan Ramadhan,
ARDHYT BLOGSPOT
lansir WB pada Rabu (5/10). Pembangunan tersebut diharapkan selesai tahun depan, dengan Arab Saudi menjadi donatur yang menyumbangkan 1 juta Baht atau setara 35.000 USD. Muslim, menjadi agama terbesar kedua di Thailand,
namun hanya berjumlah 5 persen dari total populasi secara keseluruhan. Tetapi 20 persen dari mereka yang tinggal di Phuket adalah Muslim dan banyak dari mereka adalah keturunan asli orang laut yang tinggal di pulau itu. Di luar Phuket, provin-
si yang didominasi Muslim adalah Pattani, Yala, Narathiwat dan sebagian dari Songkhla dan Chumphon yang memiliki populasi Muslim yang dominan, yang terdiri dari Muslim etnis Thailand dan etnis Melayu. (arrahmah.com)
0710/SC
Hikmah
D
6 MUHARAM 1438 H 7 OKTOBER 2016 M
Nikmatnya Ketika Bersahabat dengan Alquran SEKARANG, di era dunia dan manusia dikuasai teknologi digital, ternyata masih banyak kawula muda yang lebih memilih mengisi waktunya memperlajari Alquran, berikut membaca secara benar sekaligus menghafalnya. “Saya perkirakan ada ratusan muslim di Kota Banjarmasin yang sudah hafal Alquran 30 juz. Rata-rata memang kawula muda,” ujar Ustadz Taufiqurrahman. Dan, pengelola Rumah Tahfiz Qaryah Thayyibah ini, adalah seorang ustadz yang berhasil mengantarkan ratusan tahfiz itu hafal Alquran. Kita tidak akan bisa men-
cintai dan merindukan alunan ayat-ayat suci Alquran, sebelum kita mendekatkan diri. “Jadikan Alquran sebagai sahabat di kehidupan, maka kita akan mendapat kenikmatan tinggi, kelapangan pikir dan jalan hidup,” ujar Taufiqurrahman. Demikian pula, ujarnya, ketika kita hendak memulai menghafal. Ada yang menyebutkan perlu doa atau amalan khusus, agar kita bisa mudah mengaji dan bahkan menghafal ayat-ayat Alquran? Betul, ada yang berpendapat demikian. Tetapi kalau berdasarkan pengalaman saya sebagai seorang tahfiz
sejak usia 16 tahun, kiat jitu untuk bisa membaca Alquran dengan bagus dan benar bahkan menghafalkannya, adalah dengan cara membaca berulang-ulang, sesering mungkin. Itu kan perlu membangun mengaji mainded secara pribadi, saran Anda? Saran saya bagi mereka yang hendak bisa mengaji dengan baik atau menghafal Alquran yang paling utama dan pertama, luruskan niat untuk itu dan ikhlas hanya karena Allah. Memang Allah berjanji akan memudahkan bagi kita yang ingin membaca Alquran atau menghafalnya, namun modal ikhlas sangat, sangat membantu. Setelah itu, sebagai ustadz apa yang Anda lakukan dalam proses mengajar tahfiz kepada santri yang usianya bervariasi? Saya memotivasi mereka berulang-ulang dan terus menerus, bahwasanya mengaji dan menghafal ayatayat suci Alquran itu sama sekali tidak sulit. Tidak ada sulit, karena memang sudah dijamin Allah SWT, dengan demikian melekat dalam pikiran santri bahwa ilmu tahfiz itu mudah saja. Ini modal kedua, sangat penting. Ada lagi yag ketiga? Nah ini kuncinya, bila kita ikhlas mempelajarinya kemudian menyakini menghafal Alquran itu mudah, insya Allah kita bisa menjadi qari sekaligus tahfiz yang baik. Tetapi jangan berhenti sampai di situ, semua ilmu itu perlu dipelihara agar langgeng nah caranya adalah dengan membacanya berulang-ulang, sesering mungkin. Jadikan itu bukan hanya sebagai hobi, tetapi posisikan Alquran sebagai sahabat yang paling dekat
dengan kita. Bila sudah demikian maka kita akan merasakan kenikmatan tinggi, karena Alquran itu multifungsi, ya sebagai kitab suci, sebagai ilmu pengetahuan, obat serta bisa sahabat. Itu yang saya ajarkan kepada para santri. Biasanya berapa lama perlu waktu seseorang bisa hafal ayat-ayat Alquran? Ketika hafal Alquran, santri di pondok perlu waktu sekitar tiga tahun. Sekarang sudah ada metode yang kami kembangkan, seseorang bisa hafal hanya waktu sebulan, melalui Karantina Tahfiz Nasional Provinsi Kalsel bekerjasama dengan Ustadz Yusuf Mansyur. Angkatan pertama kami meluluskan lebih seratus tahfiz, kini tengah membuka tahap kedua dimana pendaftaran sampai akhir Oktober 2016 dan pembelajaran mulai awal November 2016. Bagaimana waktu sebulan bisa hafal Alquran? Iya metode dipadatkan. Santri program ini diwajibkan membaca dan menghafal ayat-ayat Alquran dimulai pukul 03.00 dinihari hingga pukul 23.00 malam harinya. Setiap hari. Jumlah jam mereka belajar ini sama dengan jumlah belajar di pondok, selama tiga tahun itu. Setelah hafal baru diulang-ulang sesering mungkin, agar menjadi tahfiz abadi. Kalau saya mempraktikannya mengulang hafalan setengah juz setiap sebelum dan sesudah salat fardu lima waktu, totalnya lima juz sehari. Ini yang wajibnya. (uum)
BIODATA: z Nama z Lahir z Pendidikan
z z z z
Lembaga Binaan Pekerjaan Istri Anak
: Taufiqurrahman : Banjarmasin 22 Januari 1986 : q S1 Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al Jami Banjarmasin q S1 Tafsir dan Hadis IAIN Antasari Banjarmasin q S1 Sekolah Tinggi Ilmu Quran (STIQ) q S2 Manajemen Pendidikan IAIN Antasari (dalam proses) : Rumah Tahfidz Qaryah Thayyibah : Guru Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 3 Banjarmasin : Dwi Susanti : q Aisya Syfa Arrahman q Aisya Adibah Rahman
Lomba Tartil dan Resmikan Bangunan Baru MTsN Tanjung Peringati HUT ke-59
BANJARMASIN POST GROUP/DONY USMAN
ANEKA kegiatan digelar Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) Tanjung, dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-59 dan Tahun Baru Islam 1438 H. Puncak kegiatan diisi lomba Tartil Alquran di Gedung Saraba Kawa Tanjung, Rabu (5/10), juga peresmian ruang kelas dan laboratorium komputer, Kamis (6/10) pagi di lingkungan sekolah. Lomba Tartil Alquran diikuti 24 peserta, berasal dari 12 sekolah dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI). Kepala MTsN Tanjung, H Fadliyadi, kegiatan ini kali pertama digelar dan diharapkan bisa menjadi agenda tahunan bagi sekolah mereka. “Ada beberapa kegiatan yang dilaksanakan, ada yang untuk internal sekolah
dan juga untuk luar,” katanya. Internal sekolah ada beberapa lomba yang dilaksanakan, seperti lomba syair maulid, lomba bakisah bahasa Banjar, lomba baca puisi, catur dan pawai ta’aruf. Sedangkan untuk luar sekolah, adalah lomba tartil Alquran untuk tingkat SD dan MI se- Kabupaten Tabalong. “Selain itu, kita juga akan meresmikan bangunan kelas baru dan ruang laboratorium komputer,” katanya. Peresmian bangunan baru di atas lahan hasil hibah Pemkab Tabalong tersebut, dilakukan Bupati Tabalong H Anang Syakhfiani. Ditambahkan, minat masyarakat untuk menyekolahkan anaknya di madrasah tahun demi tahun se-
makin meningkat. Awalnya hanya mendapatkan siswa 80 orang, memiliki dua ruang kelas saja. Sekarang, Pemkab Tabalong dan aspirasi masyarakat, MTsN Tanjung bisa menjadi sesuai yang diharapkan. Kepala Kantor Kemenag Tabalong, diwakili Akhmad Kamjeni mengatakan, tingginya minat masyarakat untuk memilih MTsN Tanjung, patut untuk disyukuri. “Kita evaluasi kembali apa yang sudah didapat dan bersyukur MTsN Tanjung menjadi pilihan anak-anak kita untuk lanjutkan sekolahnya,” katanya. Terkait lomba Tartil Alquran yang dilaksanakan, menurutnya sangat positif bisa memacu anak-anak untuk lebih semangat lagi membaca Alquran. (dny)
Keluarga
Tribun Shopping banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
KAMIS
2 JUNI 2016
likes: BPost Online
6 MUHARAM 1438 H 7 OKTOBER 2016 M
5 E
Hj Masyithah Umar
Komunikasi Sangat Penting
ISTIMEWA
Awet Hingga Usia Perkawinan 45 Tahun
Sejak Masih Muda Pergi Bersama ke Masjid RUTINITAS Prof HM Yuseran Salman yang aktif di berbagai organisasi kemasyarakatan, masih bisa diimbangi dengan membina keluarga yang harmonis. Ketua Umum Yayasan Masjid Hasanudin Madjedi ini, mengaku tak punya kiat khusus dalam membina keluarga yang sudah berjalan hampir 46 tahun. “Kuncinya hanya pendidikan keluarga di rumah, yakni pendidikan Islam sejak dini,” ujar suami Fachriah ini ditemui di rumahnya, Jalan Kayutangi I Jalur II Banjarmasin Utara. Sejak kecil, tiga anak Prof Yuseran, Zainal, Naimah dan, Sa’adah, memang selalu dibekali pendidikan agama Islam yang kental. Terlepas dari dirinya yang me-
mang Dosen IAIN Antasari, pendidikan agama menurut Yuseran Salman, adalah bekal utama untuk anak-anaknya mengarungi dunia. Anak-anaknya sendiri kini banyak sukses di berbagai bidang, mulai dari menjadi dosen mengikuti jejak sang ayah dan di bidang lainnya. Satu anaknya, Naimah adalah dosen di Fakultas Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Antasari. Sementara dua lainnya, berkiprah di pulau Jawa. Dari tiga anaknya tadi, Yuseran Salman kini dikaruniai lima orang cucu. “Sederhana saja, sejak anakanak masih kecil, kalau makan selalu bersama dan selalu diingatkan untuk berdoa sebelum makan, baca Bismillah,” ujan
Guru Besar Fakultas Dakwah IAIN Antasari ini. Kebiasaan-kebiasaan yang sebenarnya kecil, kata Yuseran bisa jadi lupa, kalau tidak dibiasakan. Hal ini dilakukan, agar anak menjadi terbiasa berbakti pada orangtua. “Dari kecil anak-anak sudah dibiasakan kalau mau pergi sekolah memberi tahu dan minta izin, diingatkan terus kalau pergi harus minta izin, kemana saja,” ujarnya. Dalam setiap menjalani bahtera keluarga, Yuseran mengaku akan selalu menemui gelombang. Apalagi di usia pernikahan yang tidak muda lagi, hampir 46 tahun. Begitu pula sang istri Fachriah. “Itu sudah biasa. Sudah pasti ada gelombang kalau berlayar. Biasanya saya ya dengarkan saja istri, setelah
itu kembali normal,” ujarnya. Satu kebiasaan yang dia lakukan dengan sang istri sejak masih muda dulu, adalah pergi bersama-sama ke masjid. Hal ini pun terus dilakukan hingga sekarang, membimbing sang istri ke masjid meski beragam kesibukan sudah menanti dirinya. Apalagi posisi dirinya sekarang yang menjadi Ketua Umum Yayasan Masjid Hasanudin Madjedi, sehingga kloplah kebiasaan itu. Ia sendiri, meski sudah pensiun sejak empat tahun lalu, hingga kini masih aktif mengajar di Pascasarjana Fakultas Dakwah IAIN Antasari. “Ya masih ada sisa ilmu yang bisa dibagikan kepada mahasiswa. Jadi kenapa tidak untuk mengajar,” ujar dia. (rmd)
KELUARGA adalah sebuah setting kebersamaan, tidak hanya untuk orangtua dan anak, tapi untuk semua anggota keluarga, ujar Ketua Bidang Pemberdayaan Perempuan, Remaja dan Keluarga Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kalimantan Selatan, Hj Masyithah Umar. Apa saja langkah yang dilakukan suami, istri dan anak-anak untuk menjaga kebersamaan di rumah tangga, sehingga bisa lenggeng usia perkawinan, kecuali maut yang memisahkan mereka, berikut tips dan poin-poin penting menurut Masyithah Umar: Q Supaya satu kata, terutama pendidikan agama yang menjadi pondasi untuk semuanya. Q Tanamkan nilai-nilai kejujuran, kebenaran dan keadilan untuk semua anggota keluarga. Q Teladan, tidak hanya menyuruh dari halhal kecil sekalipun. Q Mengajak ibadah bersama, misalnya melaksanakan langsung, bukan cuma ma menyuruh. Q Sebagaii orangtua, harus bersikap sikap adil terhadap anak yang satu dengan anak yangg lain. Q Tidak mengenal istilah anak ak yang lebih disayang, yang, tapi semua disayangi. sayangi. Q Menanamkan amkan nilainilai demokratis okratis di dalam rumah. mah. Q Semua saling menghargai, gai, baik anak k kepada orangtua, orangtua terhadap anak, suami ke istri, istri ke suami; dan
semua anggota keluarga. Q Jangan mentang-mentang orangtua, merasa paling benar dan pendapat anak tidak dihargai. Q Terkadang ego diri yang tidak mau mengalah. Ego, hanya bisa dikalahkan oleh diri sendiri, masingmasing anggota keluarga. Q Biasakan sejak awal saling berbagi, karena semua orang punya kelebihan dan kekurangan masing-masing. Q Orangtua harus bisa mengikuti perkembangan zaman, ada hal-hal yang mungkin sudah berubah. Q Orangtua jangan kaku, sepanjang tidak bertentangan dengan nilai-nilai agama yang jadi pondasi keluarga. Q Jaga komunikasi antaranggota keluarga, apalagi di era sekarang dunia informasi begitu maju, bisa dimanfaatkan. Q Tidak perlu harus bertemu untuk menjaga komunikasi. Ayah di kantor, ibu di rumah, anak di sekolah, bisa terus saling berkomunikasi. Demikian langkah yang bisa menjaga dan membimbing keluarga, agar menjadi awet, mawadah warahmah hingga ajal memisahkan. (rmd)
ISTIMEWA
Syiarkan Tahun Baru Islam dengan Pawai Bunga PARINGIN - Peringatan Tahun Baru Islam diperingati di sejumlah lembaga pendidikan di Banua. Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Darul Fikri Balangan melaksanakan pawai serta menggelar aksi bagi bunga dan ucapan selamat tahun baru Islam kepada masyarakat sekitar sekolah dan para PNS di halaman kantor Bupati Balangan, Senin (3/10). Pawai ini dibuka dengan resmi oleh Ketua Yayasan Al-Izzah Balangan Tofik Ludianti SPd pada acara pembukaan di halaman SDIT Darul Fikri Balangan. Tofik Ludianti, S.Pd berpesan dan mengingatkan peserta pawai untuk tertib di jalan, berhati-hati, dan berniat karena Allah. Menurutnya pelaksanaan pawai ini bertujuan mengedukasi sejak dini kepada siswa-siwi SDIT Darul Fikri Balangan bahwa ada penanggalan hijriah selain kalender masehi. "Sekaligus mensyiarkan dan
BPOST GROUP/ELHAMI
PAWAI - Siswa SDIT Darul Fikri Balangan menggelar pawai memperingati Tahun Baru IslamS.
mengingatkan kita dan masyarakat umumnya untuk menjadi manusia yang lebih bertaqwa dan lebih baik lagi dari pada tahun yang lalu,” ujarnya. Pawai menyambut tahun baru Islam 1 Muharram 1438 H ini bekerja sama dengan Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hor-
tikultura, Peternakan dan Perikanan Kabupaten Balangan yang menyediakan snack dan makan siang. Lebih meriah lagi pawai dipadukan dengan kegiatan bertema Gemar makan daging, telur dan susu yang diikuti 143 siswa dan siswi dan 23 orang dewan guru SDIT Darul Fikri Balangan.(elh)
Lestarikan Haji Mabrur PEMULANGAN jemaah haji keloter 14 BDJ gabungan Tapin, Banjarbaru, Tanahlaut, Balangan, HST, Batola dan Banjar, pukul 22: 36 Wita Jumat (30/6) di Bandara Syamsudin Nor, jadi penutup yang tiba di Tanah Air. Jemaah haji asal Kalimantan Selatan yang diberangkatkan pada musim haji 1437 H/2016 M, sebanyak 3.087 orang. Pada pemulangan kemarin, berkurang 5 orang karena meninggal dunia di Tanah Suci, Makkah dan Madinah. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Kalsel, H Noor Fahmi yang juga Ketua Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Banjarmasin, menyampaikan bahwa untuk menjaga kelestarian kemabruran haji, jemaah hendaknya dapat bergabung dalam wadah Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) di masing-masing daerah. Kepada keluarga jemaah haji yang meninggal dunia, Fahmi atas nama penyelenggra mengucapkan belasungkawa dan me-
DOK/BPOST
minta ahli waris segera mengurus administrasi untuk klaim asuransi, berkoordinasi kepada Kemenag kabupaten/kota asal jemaah.
Tibanya keloter pemungkas BDJ 14 plus TPHD dan petugas keloter, maka berakhirlah proses pemulangan jemaah haji Embarkasi Banjarmasin. (kur)
0710/SE
Tribun Aspirasi
Khazanah 6
JUMAT
7 OKTOBER 2016
banjarmasinpost.co.id
epaper.banjarmasinpost.co.id
follow us: @banjarmasinpost
F
likes: BPost Online
6 MUHARAM 1438 H 7 OKTOBER 2016 M
Tenteramnya Saat Salat di Masjid Al Karomah SIANG itu terdengar azan dari ruang induk Masjid Agung Al Karomah, Martapura, Banjar, menandakan tiba waktu Salat Zuhur bagi umat Islam. Sekejap ratusan muslim pun bergegas menuju masjid bersejarah di pusat kota Martapura itu. Mereka berbaris rapi mengisi shaf-shaf di masjid berusia satu abad tersebut. Masjid yang dibangun 10 Rajab 1315 H (5 Desember 1897 M) ini, begitu terasa sejuk dan tentreram saat berada di dalamnya. Tidak hanya warga lokal yang begitu antusias datang, melaksanakan salat berjemaah di masjid itu, namun tidak sedikit warga dari luar daerah yang selalu menyempatkan waktu untuk beribadah di masjid ini. Rizki Al Jilani di antaranya. Warga Sampit, Kalimantan Tengah yang mendapatkan tugas dari gurunya Syech Abdulah untuk datang dan menuntut ilmu di Martapura, mengaku merasakan karomah masjid yang dibangun cucu Syech Arsyad Albanjari, yakni HM Afif atau yang dikenal Datuk Landak itu. Menurutnya, salat berjrmaah di Masjid Agung Al Karomah, sangat berbeda dengan masjid-masjid lainnya yang pernah ditemuinya. Di Masjid ini, terasa begitu tentrram. Dia merasakan salat di masjid ini, begitu khusuk dan khudu.
Khusuk maksudnya, selama salat bisa menenangkan pikiran dan anggota badan untuk sematamata menghadap kepada Allah. Sedangkan khudu, maksudnya dalam setiap gerakan salat ingat kepada Allah. “Itulah luar biasanya saat salat di masjid ini,” ujar Rizki. Alasan serupa disampaikan Syarifudin. Di masjid ini, dia begitu merasakan tenang, tenteram dan nyaman hati beribadah di dalamnya. Karenanya, dia pun selalu menyempatkan salat berjemaah di masjid ini.“Mungkin sesuai dengan namanya masjid ini berkaromah,”ujarnya. Nyaman dan tenteramnya suasana di Masjid Al Karomah, membuat M Noor mampu bertahan menjadi petugas di masjid tersebut selama 25 tahun lebih. Sejak usia 13 tahun, dia sudah ikut membantu menjadi petugas di masjid ini. Menurutnya, masjid ini memang dingin dan sangat nyaman serta tenteram. Itu dirasakannya, semanjak dulu sebelum masjid ini direhab menjadi sebuah masjid yang megah, seperti sekarang. “Saya kan sering ke masjid- MASJID Agung Al Karomah masjid lain. Memang berbeda, di masjid ini tenteram,”ujar M Noor. Mungkin itu disebabkan, masjid Imam Masjid Al karomah Mar- ini semenjak dibangun dijaga dan tapura, KH Kamuli Ahmad meng- dipelihara orang-orang yang istiakui suasana yang tentrram dan mewa, ulama besar yang maunah nyaman saat berada di masjid ini. dan karomah sehingga wajar bila
Pertahankan Empat Tiang Saka Guru Datuk Landak SEMENJAK direnovasi bergaya arsitektur Timur Tengah pada 2003, Masjid Al Karomah menjadi sebuah masjid yang megah dan indah, bahkan terbesar di Kalimantan Selatan. Meski terlihat megah, sejarah Masjid Al Karomah yang pertama kali dibangun Tuan Guru HM Afif atau dikenal Datuk Landak 10 Rajab 1315 H ( 5 Desember 1897 M), masih bisa disaksikan. Peninggalan bersejarah masjid ini, masih terlihat di dalam. Empat Tiang saka guru bercat hijau terlihat masih berdiri kokoh, di ruang utama Masjid Al Karomah. Empat tiang saka guru inilah, konon diangkut sendiri oleh Tuan Guru HM Afif dari Sungai Barito Kalimantan Tengah. Tidak hanya itu, lantai keramik tempat peimanan semasa HM Afif masih memimpin salat berjemaah di masjid itu, bisa dilihat. Begitu pula, mimbar khatib masih dipertahankan. Imam Masjid Al Karomah, KH Kamuli Ahmad mengatakan, empat tiang saka guru itu merupakan bangunan awal Masjid Al Karomah dibangun. Tiang saka guru itulah, yang menurut cerita dibawa sendiri Tuan Guru HM Afif, cucu Syech Arsyad Al Banjary. “Beliau itu ulama yang maunah diberikan kelebihan diluar akar pikiran manusia. Dengan ijin Allah, ceritanya empat ulin saka guru itu diangkat sendiri dari Sungai Barito, Kalteng. Bahkan, mengangkatnya
0710/SF
BANJARMASNBPOST GROUP/APUNK
hanya dengan jari telunjuk. Itulah kelebihannya, menurut kita berat tetapi dengan ijin Allah ke empat ulin itu menjadi ringan di tangan beliau. Cerita lainnya, selain diangkat sendiri oleh Tuan Guru HM Afif, ketika dicabut dari tempatnya tumbuh di bawah Tiang Saka Guru ini banyak ditemukan intan,” katanya. Karena melibatkan seorang ulama yang istimewa, keempat tiang guru masjid ini memiliki barakah dan tentunya merupakan benda
bernilai sejarah yang tinggi. Karenanya, ke empat tiang saka guru berikut tiangtiang di sekelilingnya tetap dipertahankan. Bahkan, tempat peimaman saat pertama kali masjid ini dibangun masih bisa dilihat di depan empat saka guru tersebut. Tempat peimaman itu, ditutup kaca tebal sehingga bisa dilihat. “Di peimaman itulah, di zamannya Tuan Guru HM Afif atau Datuk Landak, memimpin salat berjemaah,” terangnya. (wid)
Jadwal Salat untuk Banjarmasin dan Sekitarnya Tgl
Subuh
Zuhur
07 08 09 510 11 12 13
04:50 04:49 04:49 04:48 04:48 04:47 04:47
12:12 12:12 12:12 12:12 12:11 12:11 12:11
Asar
Magrib
Isya
15:16 15:17 15:17 15:17 15:18 15:18 15:18
18:17 18:17 18:16 18:16 18:16 18:16 18:16
19:25 19:25 19:25 19:25 19:25 19:25 19:25
Sumber: Sabilal Muhtadin
BANJARMASNBPOST GROUP/APUNK
sesuai namanya berkaromah. Masjid ini dibangun Tuan Guru HM Afif atau yang dikenal Datuk Landak. Beliau dikenal memiliki maunah atau kelebihan yang
diberikan Allah. Kemudian, selanjutnya masjid ini dijaga dan dipelihara oleh ulama-ulama besar. “Itu sebabnya masjid ini ber-
karomah. Bila terasa dingin, tentrram wajar saja, karena masjid ini dibangun oleh orangorang yang istimewa,” kata KH Kamuli. (wid)
Jumat, 7 Oktober 2016 - Waktu Salat Jumat 12.11 Wita BANJARMASIN TENGAH Sabilal Muhtadin Sudirman H Rajudin Asy Syifa A Yani Km 2 H Zainal Arifin Al Jihad Cempaka Besar H Mairijani Al Musamahah Haryono MT H Muhammad Rifani Nahdatus Salam Cempaka Raya HM Syukerani Hasbunallah WW P Antasari M Yusuf Rusli Miftahul Ihsan P Antasari Ilham Masykuri Hamdie Ar Rahman Melayu Darat H Sukarni Al Muhtadin S Parman HM Ilyas Al Khairat Batu Benawa H Muhammad Fauzi Raudhatul Jannah Melayu Darat HA Khair Amrullah Jami Pelajar Mulawarman H ABu Zar Al Gifari Al Khair Sutoyo S HA Mubarak Al Anshar Cempaka Besar H Ilham Humaidi Syuhada AES Nasution Taufikurrahman Syazali Seberang Mesjid Prof HA Khairuddin BANJARMASIN BARAT Ahmad Dahlan S Parman H Ridhahani Fidzi Al Muhajirin Ampera Raya H Ahmad Syarkani Al Wathaniyah
Telaga Biru H Rahmana Abdurrahman Cahaya Al Ashri Simp Jalan Hidayat Saifurrahman Fathul Jannah Teluk Tiram H Haderawi HK Al Hijrah Rawasari H Syaifur Rahman Babut Taqwa Sutoyo S Norhidayat Miftahurrahman Sutoyo S HA Hamid Jaelani Hidayatut Thalibin Dahlia A Syarhani Kamal Ar Ridha Yos Sudarso H Khairani Idris YKS Sentosa Belitung Darat Husaini Sahlan Al Ashri Jafri Zamzam HM Khairani AM Al Mubarak Simpang Jagung Daud Maulana Darul Mu’minin Rawasari Raya HM Sya’bi Baiturrahman Belitung Darat HG Makmur Jami Teluk Tiram HM Sa’dillah Nuruz Zakirin Bandarmasih H Haderawi HK BANJARMASIN TIMUR Ar Raudah Ratu Zaleha H Ibrahim Hasani Asy Syafa’ah Kuripan Prof Dr H Asmaran Al Munawwarah Keramat Raya Nurdin Syahri At Taubah A Yani II Aliansyah Darul Lu’lu
A Yani Km 5 H Ahmad Nida Lukman Nurul Fata Pekapuran Raya H Ahmad Bugdadi Darul Arqam Ratu Zaleha Prof HA Khairuddin Nurul Huda A Yani Km 6 HA Kadir Syukur Nurul Ibadah Mahat Kasan H Sofyan Hanafi Al Mukhlisin Mangga III Ilham Masykuri Hamdie Raudhatul Jannah Simpang Limau H Marie Baiturrahim A Yani Km 3,5 H Ahmad Bugdadi Al Haq Banua Anyar Zainal Abidin Al Amin Banua Anyar M Aqib Maliki Al Mubarakah Pekapuran Raya H Asfani Al Amanah Bina Brata Alamsyah Al Mu’minin Kom Kenanga HM Zuhri Mahfuz At Taqwa A Yani Kam 4,5 H Rusli Halim Istiqamah Kelayan HM Kurdi An Noor Bumi Mas HM Tabrani Basri Ash Shabirin Pramuka Komp DPRD HA Syukur Al Hamidi Misbahul Mu’minin Keramat Raya HM Mulyadi At Taubah Melayu Laut M Yunani Arafah Dharma Praja Khairuddin
BANJARMASIN UTARA At Tanwir Sultan Adam Faturrahim Hijratul Khairah Herlina Perkasa HA Nawawi Ar Rahim Sultan Adam HA Muthalib Ghani Nurul Ishlah Mandiri Lestari HA Hamid Erman As Sajadah Jahri Saleh H Husni Nurin Suada Uddarain Alalak Selatan H Muhammad Ishaq Al Hijrah Padat Karya M Rizali Yani Al Qadar Komp Kadar Permai Suhairi Effendi Jami Sulawesi Prof H Syaifuddin Sabda Al Barqah Kayu Tangi II HM Djohansyah Muhammadiyah Sungai Mia H Mas’udi KH Gusti Abdul Muis Adhiyaksa H Husin Naparin Al Ikhlas Komp Herlina Perkasa M Arsyad Iqra Kayu Tangi H Maswan MT Istiqamah Akasia H Zulkifli Ahmad Al Muhajirin HKSN Kuin Utara H Husin Musa Qaryah Thayyibah HKSN Permai Sarmiji Asri BANJARMASIN SELATAN Husnul Khatimah Tatah Bangkal Harmain Byna Taqwa
Byna Harapan Hasan As Sa’adah Beruntung Jaya H Muhammad Bakhtiar Al Amin Kelayan Dalam Agus Diannor Al Mukarram Muning Noorhadi Qamaruddin Prona I H Syakerani Nasri Nurul Amilin Kelayan Kecil HM Zuhri Mahfuz Al Faizun Garuda-Merpati Zainul Erfan Raudhatul Istiqamah Pekapuran Raya Fakhruddin Muhammadiyah Kalayan Muara Zainal Abidin T Al Gufran Mantuil Raya H Ayudannur Thariqatul Hasanah Temus Mantuil HM Ali Alhamidi Hayatul Ibadah Gerilya Kampung Baru Sam’un Al Falah Raya Yudistira H Basran Ali Ahmad Miftahul Ma’arif Kelayan A Suriani Nurul Iman Prona I HM Mukhlis AS Al Furqan Bumi Mas H Karyono Ibnu A Darut Taqwa Basirih Ulu Abdul Kadir Jami Sepakat H Mubin Hasan Imam Syafi’i AMD Raya Ahmad Zainuddin Al Muhajirin Komp Tata Banua Indah HM Iriansyah Hasby
Muda 4HalalLife
G
6 MUHARAM 1438 H 7 OKTOBER 2016 M
SELAIN babi, alkohol adalah salah satu bahan yang diketahui secara luas haram dikonsumsi muslim. Minuman beralkohol seperti wine, tuak, dan sake sudah jelas keharamannya. Namun bagaimana dengan tapai ketan atau tapai ubi yang ternyata juga mengandung alkohol? Tapai ketan adalah beras ketan putih atau hitam yang dimasak lalu dibubuhi ragi. Setelah melalui proses fermentasi, tapai ketan jadi lebih lembut. Rasanya manis dan agak asam. Tapai ketan bisa dimakan begitu saja, menjadi bahan es doger, atau disantap bersama tapai uli dan lemang. Ketan sendiri halal dikonsumsi muslim. Namun setelah berfermentasi, tapai ketan atau tapai ubi seperti peuyem yang dihasilkan mengandung alkohol. Karena itu sebagian muslim masih bingung bagaimana hukum tapai menurut syariah. Lewat situs Halal MUI, Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetik Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) memberikan jawaban. “Menurut para ulama di Komisi Fatwa MUI, ada alkohol yang haram dan yang tidak haram,” tulis lembaga ini. Khamar yang dibuat dari anggur maupun selain anggur seperti tuak (fermen-
tasi nira) dan sake (fermentasi beras) secara tegas diharamkan dalam Islam. Sebab, proses pembuatannya memang sengaja untuk menghasilkan minuman yang memabukkan atau khamar. Banyak maupun sedikit, khamar tetap haram. “Tidak ada keraguan, tidak ada pula tawar-menawar,” tegas LPPOM MUI. Sebagian ulama, salah satunya Imam Syafi’i, mengatakan bahwa khamar haram dan najis. Mereka berpegangan pada nash ayat yang menyebutnya ‘rijsun’, yang berarti ‘najis secara materi’. Para ulama di Komisi Fatwa MUI juga berpendapat demikian. Alasannya agar lebih mudah diterapkan oleh masyarakat dan lebih mudah dikontrol karena berarti khamar perlu dihindari sama sekali. Ada pula yang menganggap bahwa khamar itu haram namun tidak najis. Contohnya Imam Abu Hanifah yang mendasarkan pandangannya pada nash ayat yang sama yakni ‘rijsun min ‘amalisy-syaithon’. Najis dalam pengertian ini adalah perbuatan setan atau perilaku keji. Pemikiran ini juga dilandasi sebuah riwayat. Ketika ayat Alquran yang mengharamkan khamar secara mutlak (QS 5:90-91) turun, Nabi Muhammad SAW
memerintahkan rintahkan para sahabat yang memiliki iki khamar untuk membuangnya. a. Namun, ia tidak menyuruh h mereka mencuci wadah bekas ekas khamar tersebut. Menurut urut Imam Abu Hanifah, khamar pasti haram dan an mengandung alkohol, ol, namun alkohol belum tentu khamar. ar. Contohnya, a, daging buah durian yang sudah masak mengandung andung alkohol. Buah-buahan uah-buahan matangg yang dijus juga mengandung alkohol. ol. Namun para ulama tidak mengharamkan kan durian maupun un jus buah. Begitu tu pula dengan tapai. Makanan ini mengandung andung alkohol, namun n bukan khamar. Kenyataannya, taannya, tidak ada orang yang mabuk maupun sengaja mau mabuk dengan n memakai tapai. (dtc)
IMRUM.BLOGSPOT
Fermentasi Menghasilkan Etanol
LAILNOER.BLOG
Makanan Tradisional FATWA Majelis Ulama Indonesia (MUI) Nomor 4 Tahun 2003 tentang Standarisasi Fatwa Halal, tapai dan air tapai tidak termasuk khamar. Tetapi ada kecualinya, yakni jika terbukti memabukan maka hukumnya haram. Diungkapkan, Ketua Komisi Fatwa MUI Kalsel, H Muhammad Adenan, Kamis (6/10). Lebih lanjut dia menjelaskan, tapai merupakan makanan tradisional
ISTIMEWA
HM ADENAN
Ketua Komisi Fatwa MUI Kalsel
Indonesia yang proses pengolahannya melalui peragian. “Ada tapai ketan, ada ketela. Alkohol yang terkandung dalam tapai merupakan hasil ragi,” katanya. Dikatakannya pula, tapai memang mengandung alkohol, tetapi tidak ada yang mabuk, sehingga kebanyakan ulama tidak mengharamkannya. Meski demikian, tetap mengacu pada Fatwa MUI No 4 2003 tersebut. Tetapi jika terbukti memakan tapai yang berlebihan dan membuat mabuk maka hukumnya menjadi haram. Tetapi ada juga bahan peng-
olahan tapai yang jelas-jelas haram, karena alkohol bahan yang digunakan membuat tapai murni alkohol. Dicontohkannya seperti tapai Bali, jelas haram. Atau mengonsumsi air tapai, kemudian mencampurnya dengan obat-obatan sehingga bisa memabukan. Dirinya mempersilakan makan tapai yang sebanyak-banyaknya, tetapi ada kontrol. Seperti mengonsumsi tapai pagi hari bagus untuk kesehatan, atau pada saat malam hari cuaca dingin maka dianjurkan makan tapai. “Tetapi kalau kebanyakan mengonsumsi tapai, bahkan sampai memabukan justru merusak kesehatan. Maka hukumnya haram,” pungkasnya. (has)
TAPAI tentu sudah tidak asing lagi bagi masyarakat kita. Bahan dasar pembuatannya bisa dari beras, beras ketan, atau singkong. Pembuatan tapai melalui proses fermentasi. Fermentasi dapat dimaknasi sebagai suatu proses produksi energi dalam sel dalam keadaan anaerobik atau tanpa oksigen. Proses ini merupakan suatu proses biokimiawi dan bioteknologi yang melibatkan beberapa mikroorganisme. Mikroorganisme dari kelompok kapang menghasilkan enzim amilolitik. Diawali dari dengan proses sakarifikasi, dimana enzim amilolitik memecah amilum yang terdapat pada beras dan singkong menjadi gula-gula sederhana, yaitu monosakarida dan disakarida. Selanjutnya mikroorganisme kelompok khamis akan mengubah sebagian gula-gula tersebut menjadi alkohol. Inilah yang menyebabkan aroma alkoholis pada tape, semakin lama tapai dibuat, semakin kuat alkoholnya. Reaksi dalam fermentasi pada pembuatan tapai dilakukan oleh ragi. Hasil fermentasi ragi pada tapai merubah gula sederhana, yakni glukosa (C6H12O6) menjadi alkohol, yakni etanol (C2H5OH). Proses ini lazimnya berlangsung dalam dua sampai tiga hari. Makin lama dibiarkan maka makin banyak gula yang dirubah menjadi alkohol. Namun demikian pada batas waktu tertentu kadar alkohol tidak akan bertambah lagi. Selain alkhol juga terbentuk gas CO2 dan pelepasan energi berupa ATP. Hasil penelitian menunjukan bahwa kandungan alkohol pada tapai setelah fermentasi selama enam hari bervariasi ter-
gantung jenis tapai. Pada tapai beras bisa mencapai hingga 11 persen, tapai ketan hitam 9 persen dan pada tapai singkong bervariasi antara tujuh sampai 12 persen. Penelitian khusus pada tapai singkong menunjukkan kadar etanol yang makin meningkat seiring lamanya waktu fermentasi. Kadar etanol atau alkohol pada proses fermentasi selama satu hari 0,84 persen, dua hari 2,18 persen, tiga hari 4,9 persen, empat hari 6,3 persen dan lima hari 11,8 persen. Kadar alkohol pada proses pembuatan tapai yang lazim dilakukan oleh masyarakat dua sampai tiga hari relatif rendah dan relatif aman dikonsumsi masyarakat, serta tidak memabukkan. Penelitian lanjutan pada tapai singkong menunjukkan bahwa penyimpanan yang lebih lama tidak menyebabkan peningkatan kadar alkohol yang signifikan. Hal ini karena setelah tujuh hari ragi Saccharomyces cerevisiae memasuki tahap jenuh, dimana pada fase ini mikroba yang hidup sebanding dengan mikroba yang mati. Seiring bertambahnya waktu maka nutrisi bakteri Saccharomyces cerevisiae makin berkurang pula, sehingga Saccharomyces cerevisiae akan makin menurun dan tidak mampu memproduksi alkohol lagi. (has)
BPST/HASBY SUHAILI
YUGO SUSANTO SSI MPD APT
Direktur Akademi Farmasi ISFI Banjarmasin
0710/SG
MuslimahStyle
6 MUHARAM 1438 H 7 OKTOBER 2016 M
TREN busana muslimah selalu berganti seiring pergantian mode. Begitu juga tren warna yang ramai diburu muslimah. Jika beberapa waktu lalu warna busana muslimah dominan warna-warna soft (lembut), kini warna-warna kontras menjadi ngetren. Warna kontras tersebut misalnya jingga, hijau, biru doker, hingga merah marun. Minat busana warna-warna tersebut? Kini menjadi koleksi baru toko Nisa di Jalan S Parman Banjarmasin. Warna-warna ini menjadi koleksi pakaian baru di toko ini. Toko yang menjual busana ala India ini memamerkan model terbaru busana muslimah, salah satunya kaftan. Diakui penjaga toko, Marsinah, kaftan India menjadi busana yang sedang banyak diburu muslimah di tokonya. Beragam usia memilih busana ini untuk dipakai. Mulai dari kalangan remaja, dewasa hingga ibu muda dan dewasa. Modelnya yang simpel membuat orang terlihat elegan dan glamor. Bukan hanya itu, warnanya yang beragam dan terang membuat penampilan semakin menarik dan mencolok. “Pokoknya yang pakai kaftan ini akan terlihat lebih dominan dari yang lain,” ujarnya, Rabu (5/10). Kaftan memang tak pernah mati, namun aksesoris yang digunakan berbeda setiap perkembangannya. Sebelumya, kaftan diakui Marsinah hadir dengan aksesoris
Kalau kaftan pakai bordir itu kaftan Indonesia, kalau pakai swarovski itu dari India MARSINAH Pengelola Toko
berupa bordir. Kini kaftan keluaran terbaru hadir dengan aksesoris berupa kristal swarovski yang menghiasi dada dan sisi ujung lengan. “Kalau kaftan pakai bordir itu kaftan Indonesia, kalau pakai swarovski itu dari India,” jelas Marsinah. Memakai swarovski sebagai hiasan kaftan terlihat lebih glamor dan indah. Hiasannya pun beragam, mulai dari berwarna perak hingga emas. Pada masyarakat Banjar, kaftan juga sering disebut dress kelelawar. Bentuknya yang persegi empat, lebar, dan dijahit di sisinya tanpa menutupnya hingga habis kain membuat ada sisi kain yang membuatnya seolah seperti sayap. Selain itu lengannya yang juga berasal dari kain busana yang dijahit segi empat membuat lengan busana ini lebih pendek tidak memiliki lengan panjang. “Lengannya harus dilapisi manset
agar tak memperlihatkan aurat,” ujarnya. Kaftan berbahan sari India ini diakui Marsinah sangat cocok dipadukan dengan sandal atau sepatu dengan high heels. Itu akan membuat pemakainya terlihat tinggi dan langsing. Beberapa waktu terakhir diakuinya permintaan kaftan India memang banyak. Terlebih ramainya perayaan keagamaan misalnya peringatan 1 Muharram hingga pesta pernikahan. Senada juga diungkapkan
H
Andis House of Butik. Menurut Sa’adah, pengelola toko ini, pakaian dengan warna kontras kini memang sedang ramai. Mulai dari syari, gamis hingga kaftan. “Sekarang memang ramai kaftan, tapi yang dari kain halus,” ujarnya. Kaftan memang sering dipakai para selebriti di acara televisi. Model ini menjadi inspirasi baru perkembangan busana muslimah di Indonesia. “Busa biru, hitam sampai warna jingga juga banyak yang beli,” ujar pemilik toko ini. (rii)
Longgar dan Tak Menerawang PAKAIAN diakui dosen IAIN Antasari Banjarmasin, Mashunah Hanafi harus memenuhi syarat pakaian muslimah. Satu busana yang aman dipakai dan memang dianjurkan adalah rok dan gamis. Busana yang longgar dan tidak menerawang dan tentu menutup aurat tidak menyerupai laki-laki adalah pakaian ideal bagi muslimah. Kaftan termasuk diantaranya. Hanya saja, kaftan biasanya masih memiliki lengan yang tidak menutup hingga pergelangan tangan. Hal ini diakuinya membuat busana ini masih memerlihatkan aurat. Dengan begitu, diharuskan memakai manset sebagai lapisan penyambung lengan busana tersebut. “Kalau tidak pakai manset
BPOST.MILNASARI
Mashunah Hanafi maka salah satu syarat pakaian muslimahnya tidak terpenuhi,” ujarnya. Mengenai warna ia mengatakan tak masalah bagi muslimah memilih warna yang lembut atau terang. Hanya saja diharapkan mengecilkan pakaian hingga memerlihatkan bentuk tubuh. (rii)
Wajah Persegi Hindari Jilbab Gipsi FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/MILNASARI
Senang yang Glamor KAFTAN menjadi salah satu busana kesukaan Dinda. Gadis yang juga mahasiswa jurusan Psikologi ULM ini mengatakan memiliki beberapa koleksi kaftan. Terbaru ia mengaku memiliki kaftan dengan model polos dengan warna cerah. “Saya punya warna Biru,” ujarnya, Kamis (6/10). Diakuinya, kaftan menjadi salah satu busana muslim kesukaannya. Jenis pakaian muslim itu mem-
buat diribta terlihat lebih gaya dan glamor. Sama dengan kaftan model terbaru kali ini, diakui Dinda kaftan yang ia miliki juga berhiaskan swarovski di bagian depan. Biasanya busana ini ia pakai untuk acara keagamaan dan hari raya.”Mungkin kalau ada undangan buat acara keagamaan ini nanti,” ungkapnya. Kaftan bagi Dinda merupakan gamis yang dibuat lebih indah dan bergaya.
Dibanding gamis polos Dinda mengaku lebih senang memakai kaftan. “Ini kan kainnya lebih elegan gitu, kalau gamis modelnya biasa gitu-gitu aja,” ujarnya. Meskipun tergolong sudah lama dikenal banyak orang dan bentuknya tak pernah berganti, kaftan bagi Dinda tak pernah mati. Selalu ada saja yang dirubah untuk menghias kaftan agar selalu menarik dilihat. (rii)
ASSA ASSALAMUALAIKUM ASSA Ibu Pengasuh Konsultasi Cantik & Syar’i. Sa Mirna, karyawati peruSaya sa sahaan di Banjarmasin. Saya m mau minta pendapat dan tip tips tentang jilbab dan tata KONSULTASI ria rias untuk saya yang berbadan agak subur dengan bentuk waja wajah persegi empat atau ra& hang menonjol? Terima kasih. (087806907xxx) Hj. Cathrine Ambar (087
Cantik Syar’i Pengamat Mode dan Kecantikan
Jawab: Garis wajah berbentuk persegi seperti dimiliki Mirna, biasanya memiliki garis wajah yang tajam, jadi hindari memakai jilbab dengan model gipsi. Sebaiknya memakai model rounded shape atau bulat, agar garis wajah Anda terlihat lebih lembut. Bisa juga untuk menyiasati pipi yang chubby dengan menutupinya menggunakan ciput dan jilbab yang menutupi setengah pipi, agar tampak lebih tirus.
Juga usahakan memilih warna-warna jilbab yang soft,seperti peach, baby pink atau pastel agar meminimalisir tajamnya garis wajah. Untuk tata rias bagi wajah persegi, lebih menonjolkan tulang pipi Anda agar terlihat tirus dengan teknik contour mengikuti tulang pipi dan tulang rahang. Teknik Contour ini dengan menggunakan shades kecokelatan agar lebih menegaskan wajah. Serta untuk memberi kesan sweet dengan blush on menggunakan shade pink muda, bisa juga dengan menggunakan foundation sekaligus dua shades berbeda, yakni shade terang untuk area T, shade gelap untuk menyamarkan area rahang dan kening. Sebagai pemanis tambahkan eye shadow dengan efek shimmering dengan bagian tengah kelopak shadenya lebih terang ketimbang shade di bagian sudut luar mata. Tambahkan lipstik matte nude untuk menegaskan make up secara natural dan menyeluruh. Selamat mencoba ya dan semoga bisa membantu untuk tampil cantik dan syar’i. (*)
ANDA yang punya pertanyaan, atau ingin tahu seputar kecantikan dan mode sesuai syariat, silakan kirim pertanyaan melalui layanan pesan singkat atau SMS ke nomor ponsel redaksi 08125062943. Pengamat mode dan kecantikan, Hj Cathrine Ambar Sari SHut akan membantu mencarikan solusi persoalan Anda.