Bp20161108

Page 1

SELASA

RP. 3.000 LANGGANAN RP. 75.000 NO. 97 TH XLVI/ISSN 0215-2987

8 NOVEMBER 2016 8 SAFAR 1438 H

Wahidah Belum

28

Halaman

Dalam dua laga terakhir, kedua tim ini bermain imbang 2-2. Vietnam menahan imbang Indonesia di AFC, 2-2 pada 22 November 2014. Lantas pertandingan terakhir, 9 Oktober 2016 di Stadion Maguwoharjo juga berakhir dengan imbang 2-2.

Terima Rp 111 Juta Nasib TKW Balangan di Arab Saudi Tak Jelas BANJARMASIN, BPOST - Meski telah memenangkan kasus perselisihan tenaga kerja dengan majikannya di Arab Saudi, hingga kini nasib TKW asal Kalsel, Wahidah, tak kunjung ada kejelasan. Eksekusi atas putusan pengadilan yang dimenangkan Wahidah belum dijalankan. Dua bulan lalu, tepatnya September 2016, persoalan nasib Wahidah sempat mencuat. Warga asal Desa Karuh, Kecamatan Batumandi, Ka-

bupaten Balangan, Kalsel, ini disebut kabur dari tempatnya bekerja karena tak tahan atas perlakuan majikan. Gajinya pun tak dibayar. Beberapa pihak yang berkepentingan berusaha mencari tahu dan mencarikan bantuan untuk Wahidah. Hingga akhirnya z Hal 15 kol 4-7

Keluarga Kian Bingung

FAKTA TKI KALSEL 380 orang (Data 2015). Sebagian besar bekerja di sektor informal atau asisten rumah tangga. Umumnya bekerja di Arab Saudi, Qatar dan Abu Dhabi. Pekerja profesional sangat sedikit, bekerja di sejumlah negara Afrika, Eropa dan Asia Timur (Korea dan Jepang).

TKI Bebas Pancung dan Pulang Saiful Mubarak bin Abdullah Sam’ani bin M Niyan Abdul Muhammad Rusydi M

PREDIKSI STARTING LINE UP

VIETNAM Tran T ran Nguyen Nguy Manh Sa Sam Ngoc Truo Truong Dinh A u Van Va Hoan Au Dinh Thanh P Ph ham T hanh Luong Pham Thanh Min Minh Tuan L uon ong Xuan Truong T Luong Nguyen Trong Le Van T Thang Hoang Dinh Tung

KELUARGA Wahidah di Batumandi, Balangan sempat berkomunikasi via telepon dengan TKW di Arab Saudi tersebut. Wahidah hanya memberikan kabar kondisinya saat ini sama seperti biasanya. “Ya, ada nelepon setelah diberitakan BPost kemarin, katanya tidak ada perubahan apa-apa, sama saja tidak ada perkembangan,” kata Hadijah, sepupu Wahidah didampingi sang ibu ditemui kembali di kediamannya, Senin (7/11).

Ahmad Zizi Hartati Aziz Supiani Jamli M Daham

Aminah (47) binti H Budi Asal Desa Timbung Banua, Kecamatan Bungur, Tapin Di penjara di Arab Saudi atas tuduhan terlibat kasus pembunuhan seorang WNI yakni Amnah binti Ahmad dengan cara mutilasi pada 27 Mei 2002 Proses pembebasannya masih tertahan proses banding pengadilan setempat Darmawati binti Tarjani Asal Kabupaten Banjar. Menghadapi tuduhan yang sama dengan Aminah. Masih tertahan di penjara Arab Saudi Wahidah Asal Desa Karuh RT 2, Kecamatan Batumandi, Kabupaten Balangan. Berangkat dua kali ke Arab Saudi (2006 dan 2008). Keberangkatan kedua, setelah tiga tahun bekerja, Wahidah kabur dari majikan karena tidak digaji. Saat ini terkatung-katung ingin pulang namun tidak bisa

CB RB MF MF MF MF CF CF

INDONESIA

Henry KJRI di Jedah sebaiknya turun tangan dalam masalah TKI asal Banua kita yang tidak ada kejelasan nya.

Halaman 18

GRAFIS: RIZALI RAHMAN

Masalahnya Apa Lagi? sitif dalam penyelesaiannya. “Lho belum ada update, atau progresnya ya? Lho kok bisa? Maka ini sudah dikoordinasikan dengan BPTKI Kalsel dan Disnakertrans,” terang Hamid. Setahu dia, terkait kasus Wahidah masih menunggu

Michael Buble

Andritany Ardhiy Ardhiyasa Beny Wahy Wahyudi Rudolof Bas Basna Aryan Aryanto Zulham Zamrun Zamr Bayu Prada Pradana Evan Dim Dimas Gatra Sanggiawa Sanggiawan Lerby Ba Baru Muhammad Lestaluhu Lestaluh Boas Soloss Solossa

PENANTIAN KELUARGA WAHIDAH

Data: Diolah BPost

putusan Pengadilan Arab Saudi. “Setahu saya kan itu, ya. Emang ada masalah apanya lagi?” ujarnya balik bertanya. Meski begitu, Hamid berjanji akan medesak dan me-

VIETNAM VS INDONESIA

Kalah Lawan Sinetron TIMNAS Indonesia tengah bersiap-siap menghadapi tim Vietnam dalam laga uji coba di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa (8/11) sekitar pukul 20.00 Wita. Namun sayang, laga yang ditunggu-tunggu ini tidak bisa dinikmati fans tim Garuda secara langsung. Pasalnya pertandingan uji coba keempat timnas, malam ini, tidak disiarkan stasiun televisi Indonesia.

Hal itu dikonfirmasi langsung oleh PSSI melalui akun Instagramnya. RCTI yang biasanya menjadi stasiun televisi pemegang hak siar timnas senior Indonesia, tak bisa menyiarkannya baik secara langsung maupun tunda. Meski begitu tidak ada penjelasan lebih lanjut dari

LB CB CB RB MF MF MF MF CF CF

11 Juni 2008 Indonesia 1-0 Vietnam 15 September 2012 Indonesia 0-0 Vietnam 16 Oktober 2012 Vietnam 0-0 Indonesia 20 November 2014 Vietnam 2-2 Indonesia 22 November 2014 Vietnam 2-2 Indonesia 09 Oktober 2016 Indonesia 2-2 Vietnam

z Hal 15 kol 1-3

z Hal 15 kol 4-7

Sumber: viva.co.id FOTO-GRAFIS: NET/RIZALI RAHMAN

GURU SMKN 1 PARINGIN JUARAI AJANG NASIONAL

Nyanyi

SUARA merdu penyanyi Kanada Michael Buble bakal tidak lagi terlalu terdengar dalam waktu dekat. Penyanyi pop ini menghentikan sementara karier menyanyinya, lantaran putranya yang baru berusia tiga tahun didiagnosis kanker. “Kami bersedih tentang diagnosis kanker baru-baru ini yang menimpa putra sulung kami, Noah, yang saat ini dalam pengobatan di Amerika Serikat,” demikian penyanyi melan-

GK

HEAD TO HEAD

Istirahat Izuddin Bikin Pengukur Tegangan Listrik dari Limbah

z Hal 115 kol 1-3

LB CB

z Hal 15 kol ol 4-7

TKI Bermasalah di Arab Saudi

NASIB Wahidah TKI Kalsel yang seolah tidak ada progres langsung ditanggapi anggota Komite III Dewan Perwakilan Daerah Republik Indoneia (DPD-RI ) Habib Hamid Abdullah. Dia mengaku dilapori progress kasus yang menimpa Wahidah po-

GK

SEORANG guru asal Kalsel menjadi yang terbaik di sebuah ajang nasional. Izuddin Syarif, yang mengajar di SMKN 1 Paringin, Balangan, berhasil menjadi juara dalam ajang Lomba Keahlian Guru (LKG) Produktif Sekolah Menengah 2016.

A IZUDDIN SYARIF ISTIMEWA

Palui Canggih Halaman 15

jang yang digelar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) tersebut diselenggarakan di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) pada 28-31 Oktober 2016. Juara 1 diraih Izuddin untuk kategori teknik instalasi tenaga listrik. Lantas apa yang membuat guru muda ini menjadi yang

- Pergantian pejabat di Pemko Banjarmasin camuh, Lak-ai + Yang maatur umpat dimutasi kalo, Nang-ai

terbaik? Dia membuat alat pengukur tegangan listrik berbahan limbah multimeter. Oleh karena bahannya berupa barang bekas, pembuatan alat ini dapat diajarkan kepada siswa. Sebelum menjuarai kategori tersebut, Izuddin melalui sejumlah tahapan seleksi yang ketat. z Hal 15 kol 4-7

04.39 12.08 15.28 18.15 19.27

Presiden: Biar Tak Ada Syak Wasangka PRESIDEN Joko Widodo kembali memastikan arahannya terkait gelar perkara kasus dugaan penistaan agama yang akan dilakukan secara terbuka. Keterbukaan itu dilakukan dengan harapan publik dapat melihat secara langsung proses penyelesaian kasusnya agar di kemudian hari tak menimbulkan kebimbangan dan kecurigaan di kalangan masyarakat. “Saya minta kemarin untuk terbuka biar tidak ada syak wasangka,” ujar Presiden Jokowi, Senin (7/11).

Halaman

15


2

Tribun Shopping

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Wisata Alam Jadi Andalan Biro Perjalanan Makin Rajin Jual Paket Wisata BANJARMASIN POST GROUP/HASBY SUHAILY

TRAVELLINDO MAGAZINE

- Jajaran petinggi PT Travellindo Group memperkenalkan Travellindo Magazine.

Gencar Promokan Umrah Berhadiah Sigra BANJARMASIN, BPOST PT Travellindo Group kian gencar mempromosikan umrah berhadiah mobil Sigra. Hadiah lainnya dua unit Yamaha Mio dan hadiah menarik lainnya Hadiah itu disediakan bagi jemaah PT Travellindo grup yang berencana berangkat pada November 2016 sampai Juli 2017. Pengumuman pemenang pada 17 Agustus 2017, bertepatan dengan Hari Kemerdekaan RI. Adapun sampai saat ini, yang mendaftar untuk berumrah di Travellindo grup sudah 700-an orang. Owner PT Travellindo, H Supriadi mengatakan adanya gebrakan promo ini diyakini menambah minat masyarakat untuk berumrah dengan Travellindo group. “Satu orang akan men-

dapatkan satu kupon. Jika berangkat dua kali, maka mendapatkan dua kupon, selama periode yang ditentukan,” katanya, Senin (7/11). Dijelaskannya, Travellindo grup memiliki segmen tersendiri, sehingga tidak merasa tersaingi dengan kompetitor. Travellindo memiliki kantor cabang di 22 daerah tersebar di seluruh Indonesia. Pada kesempatan itu di kantornya, Supriadi bersama jajaran memperkenalkan Travellindo Magazine. Majalah ini memberikan pembelajaran bagi masyrakat Kalsel jangan salah memilih travel umrah dan haji. Travellindo Magazine gratis. Bagi yang berminat dipersilakan datang ke kantor PT Travellindo Jalan Pangeran Hidayatullah, Banua Anyar. (has/*)

Tua Tanpa Renta dengan SoMan BANJARMASIN, BPOST Menjadi tua adalah proses alami yang tak bisa dihindari. Usia tua dipandang sebagai masa kemunduran, masa kelemahan, dan masa dimana berbagai penyakit sangat rentan menyerang pertahanan tubuh. Namun bukan berarti tidak ada cara untuk menghambat dampak penuaan. Salah satunya dengan mengonsumsi suplemen yang tepat dan berkhasiat. SoMan (Sozo Formula Manggata 1) adalah salah satu suplemen yang memberikan nutrisi penting bagi

tubuh untuk membantu memperlambat atau meminimalkan dampak terjadinya proses penuaan sel tubuh. Seperti disampaikan Pramesti Nindyaningrum, AMD, SSos., Product Advisor SoMan, bahwa menurut hasil uji laboratorium terakreditasi, setiap tetes SoMan mengandung multivitamin (A,C,E,K), asam amino esensial, mineral, dan omega (3,6,9) dari pengolahan 39 bahan alam. SoMan juga memiliki pH 9+ sehingga dapat menunjang metabolisme sel yang lebih optimal. (nda/*)

BANJARMASIN, BPOST Musim liburan akhir tahun ini menjadi periode menyenangkan bagi para pelaku bisnis biro perjalanan wisata. Di musim liburan tersebut pebisnis jasa pariwisata biasanya ‘panen’. Mereka mendulang rupiah dari banyaknya wisatawan yang meminati paket wisata yang ditawarkan. Seperti diungkapkan Nasrudin Anshori dari Jelajah Kalimatan yang menawarkan paket wisata alam khas Kalimantan, seperti orangutan di Pangkalan Bun

dan budaya Dayak Kenyah di pedalaman Mahakam Hulu yang terkenal dengan tradisi orang bertelinga panjang. Untuk orangutan di Tanjung Puting Pangkalan Bun tarifnya Rp 1,9 juta untuk 3 hari 2 malam, di luar harga tiket. Sedangkan paket ke Mahakam Hulu untuk melihat budaya masyarakat pedalaman yang telinganya panjang tarifnya Rp 3 jutaan dengan lama perjalanan 4 hari 3 malam. Perjalanan ke Mahakam Hulu ada dua jalur yaitu ja-

Tiket Pesawat Ramai Dibooking MENJELANG akhir tahun, tiket penerbangan pun mulai ramai dibooking, terutama untuk tujuan Jakarta, Yogyakarta dan Singapura. Seperti diungkapkan Ziah, salah seorang karyawan PT Lintas Barito Tour & Travel Banjarmasin, dari sejumlah rute penerbanagn yang ada, yang paling ramai di-booking penerbangan mulai tanggal 28 Desember ke Jakarta, Yogyakarta dan Singapura. “Orang-orang yang ingin bepergian di akhir tahun biasanya memang jauh-jauh hari memesan tiket, karena harganya standar dan yang jelas kebagian tiket,” kata Ziah. Berdasarkan pengalaman tahun-tahun sebelumnya, di musim peak season seperti lebaran, liburan sekolah dan akhir tahun biasanya calon penumpang meningkat, sehingga tarifnya pun meningkat. Untuk itu jauh-jauh hari memesan tiket agar kebagian. Seperti diungkapkan Dewi seorang karyawan perusahaan swasta yang ingin berlibur dan tahun baruan bersama keluarga ke Jakarta. Saat ini sudah memesan tiket, takutnya harga makin mahal menjelang akhir tahun. Hal yang sama dilakukannya saat akan berlebaran ke tempat asalnya di Madiun. Jauh-jauh dari sebelum lebaran sudah memesan tiket, karena kalau mendekati lebaran tarifnya Rp 1 juta lebih per orang, katanya. (drt)

lur udara dari Balikpapan ke Melak, dimana setiap hari ada pesawat. Sedangkan jalur sungai menggunakan kapal air menyusuri Sungai Mahakam selama 48 jam. Nasrudin menyebutkan paket wisata alam itu lebih disuka oleh wisatawan dari Jakarta dan wisatawan asing, terutama mereka yang berjiwa petualang. Saat ini sudah ada beberapa orang yang memesan paket wisata tersebut. Untuk Kalsel, lanjut dia, paket wisata yang ditawarkan kerbau rawa di Kabupaten Hulu Sungai Utara, Lok Baintan, CBS, bamboo rafting Loksado dan untuk kuliner soto ayam di Banjarmasin. Paket wisata di beberapa lokasi tersebut ditempuh dalam waktu 3 hari 2 malam (Jumat-Minggu) dengan tarif Rp 2 juta-Rp 3 juta per orang. Makin banyak peminatnya makin kecil tarifnya. Sementara Siti Aisyah pengelola PT Cahaya Mega Angkasa Travel di Jalan Banjar Indah Permai RT 11 Nomor 5 Banjarmasin menyebutkan, ada beberapa paket wisata yang ditawarkan, baik wisata domestik maupun mancanegara. Paket wisata lokal juga ada. Menjelang akhir tahun, banyak wisatawan yang memanfaatkan jasa layanan-

STORY HIGHLIGHTS z Jelang tahun baru biro perjalanan mulai menawarkan paket z z z z

wisata. Paket wisata alam menjadi andalana untuk destinasi wisata lokal. Tarif yang dikenakan mulai Rp 1,9 Juta Per Orang. Paket wisata alam lebih disuka oleh wisatawan dari Jakarta dan wisatawan asing. Paket wisata keluar negeri juga banyak peminatnya.

nya, utamanya tujuan Bali jut Siti, ada beberapa paket dan Jakarta. Sedangkan yang ditawarkan dengan tupaket wisata ke luar negeri juan pasar terapung, Pulau Kembang Muara Kuin, yang diminati MalayCahaya Bumi Sesia, Singapura lamat Martadan Bangkok KLIK ! pura dan JemPataya. banjarmasinpost.co.id batan Barito. Wakil KeKalau waktua ASITA Ikuti Berita Potensi tunya 4 hari Kalsel terWisata Unggulan 3 malam, bisa sebut mengKalsel saja ditambah ungkapkan, objek wisata untuk wisata alam Loksado. ke Bali taKarena jaraknya jauh, serifnya sebesar Rp 1,5 juta-1,8 juta selama 4 hari hingga harus menginap. Patiga malam. Tarif untuk bi- ket yang ditawarkan untuk aya akomodasi seperti hotel, 4 hari 3 malam Rp 2 jutaan. Siti menyebutkan, samtransportasi makan dan lainnya, belum termasuk tiket pai akhir tahun ini jadwalpesawat. Minimal satu rom- nya sudah penuh membawa rombongan wisatawan bongan 10 orang. Sedangkan paket wisata ke berbagai tempat terutama ke Jakarta tarifnya Rp 1,5 dari Banjarmasin ke Bali, juta selama 3 hari 2 malam (be- Jakarta dan Singapuralum termasuk tiket pesawat). Malaysia dan Bangkok. Sementara wisatawan Sedangkan tarif paket wisata Malaysia-Singapura Rp 2,5 luar daerah yang ditajuta, begitu juga Kuala Lumpur- nganinya ada rombongan dari Bandung ke BanjarBangkok (4 hari tiga malam). Untuk wisata lokal, lan- masin. (drt)

DOK BPOST GROUP

DIMINATI - Suasana pasar terapung di Siring Pierre Tendean beberapa waktu lalu. Menjelang akhir tahun pengusaha biro perjalanan kian gencar memasarkan paket wisata domestik, lokal maupun mancanegara. Pasar terapung adalah salah satu destinasi wisata lokal yang ditawarkan.

Harga Cabai Kering dan Emping Turun

0811/B02

BANJARMASIN, BPOST Awal bulan November 2016, harga sejumlah sembilan bahan pokok (sembako) di pasaran Kota Banjarmasin relatif stabil, kalau pun ada kenaikan nilainya tak begitu besar. Ada juga beberapa barang yang mengalami penurunan harga jualnya, di antaranya ayam ras, cabai kering, emping melinjo dan ikan gabus. Edo salah seorang penjual pancarekenan di Pasar Lama Laut Banjarmasin mengatakan harga jual barang kebutuhan sehari-hari dalam beberapa hari terakhir ini relatif stabil. “Lonjakan harga terasa sekali peningkatannya menjelang hari besar keagamaan, seperti lebaran, hari raya kurban dan Natal,” kata Edo pengelola Toko Edo di Pasar Lama Laut RT 4 Nomor 3 Banjarmasin, kemarin. Dari sejumlah barang dagangan yang dijualnya, kata Edo, emping melinjo harga jualnya turun sampai Rp 10.000 per kilogram (kg). Emping kualitas bagus yang sebelumnya dijual Rp 70.000 per kg sekarang hanya Rp 60.000 per kg. Tu-

runnya harga jual emping itu karena saat ini sedang panen, sehingga pasokan meningkat sementara permintaan pasar tak banyak. Menjelang lebaran pihaknya bisa menjual emping melinjo sampai 25 kg per hari, namun sekarang ini hanya sekitar 5 kg. Cabai kering harga jualnya turun sampai 50 persen. Di saat menjelang hari besar keagaan, seperti lebaran harganya mencapai Rp 200.000 per kg, namun sekarang ini hanya sekitar Rp 100.000. Cabai kering itu merupakan produk impor dari China, yang masuk ke Banjarmasin melalui Surabaya. Dalam sehari kalau mau lebaran bisa jual sampai 20 kg, sekarang ini satu kotak sampai 10 hari baru habis. Cabai kering itu biasa digunakan untuk bumbu masak habang. Sementara Joko pedagang bawang di Pasar Lama menyebutkan harga bawang saat ini Rp 38.000 per kg baik bawang merah maupun putih. Harga bawang merah naik Rp 2.000 per kg terjadi sejak empat hari yang lalu. Sementara berdasarkan

BANJARMASIN POST GROUP/SUDARTI

SEMBAKO STABIL - Edo salah seorang pedagang pancarekenan di Pasar Lama Laut Banjarmasin menunjukkan emping kualitas bagus yang harga jualnya turun Rp 10.000 per kg. data hasil pantauan Disperindag Prov Kalsel pada Senin (7/11), harga beras unus mutiara naik tipis dari Rp 13.542 naik menjadi Rp 13.819, beras unus naik dari Rp 12.431 menjadi Rp 12.778 dan beras biasa (ganal) naik Rp 416 dari Rp 10.417 menjadi Rp 10.833/ kg. Gula pasir juga naik tipis dari Rp 12.889 menjadi Rp 12.944 per kg dan minyak

goreng rata-rata naik Rp 200 per liter baik minya kemasan maupun yang curah. Daging sapi kelas 1 harganya masih tetap Rp 125.000 per kg, sementara daging ayam kampung per kilonya naik Rp 500 dari harga semula Rp 62.333 menjadi Rp 62.889 per kg. Sedangkan telur ayam ras tetap di harga Rp 19.889 per kg dan tepung terigu tetap Rp 11.889 per kg. (drt)


Smart Biz banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

3

Ancaman PHK Tak Terhindarkan BANJARMASIN, BPOST - Upah Minimum Provinsi (UMP) 2017 sudah diputuskan, meski demikian tak menjamin pengusaha bakal tidak merumahkan karyawannya. Hal ini diungkapkan Ketua DPD Apindo Kalsel, Supriadi, Senin (7/11). Dia mengatakan, selama 2016 ini saja, sedikitnya 5.000 lebih karyawan yang dirumahkan. Belum termasuk perusahaan yang tidak melaporkan telah merumahkan karyawannya. Kondisi ini karena memang pengaruh ekonomi nasional dan berdampak di Kalsel. Sekarang ini saja, tingkat okupansi hotel mengalami penurunan, penjualan otomotif juga menurun. Sektor batu bara yang selama ini menjadi penopang ekonomi diharapkan bakal bersinar lagi, tetapi beberapa pengusaha sudah terlanjur menutup perusahaannya. Seperti Kaltim saja pertumbuhan ekonominya minus. “Sementara pengusaha

harus menaati SK yang diterbitkan Gubernur terkait UMP 2017 nanti. Maka akan ada lagi yang dirumahkan,” katanya. Meski demikian, Supriadi meminta pengusaha jangan menjadikan alasan untuk tidak membayar gaji karyawan sesuai UMP. Jangan pula mengaku tidak mampu, padahal mampu. Bagi pengusaha yang benar-benar tidak sanggup, maka bisa diaudit. Mengingat masih ada tenggang waktu untuk sosialisasi. Pemerintah Provinsi Kalsel melalui Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kalsel sudah mengumumkan UMP 2017, yakni sebesar Rp 2.285.000. Angka ini ada kenaikan sekitar 8,25 persen dibanding UMP 2016. Meski demikian, tidak membuat puas DPD Federasi Serikat Pekerja Indonesia Kalsel. Melalui Ketuanya, Yoeyoen Indharto, penetapan UMP 2017 baru kali ini di bawah 10 persen. Pihaknya berencana mengajukan Judicial Review. (has)

Bank BUMN Bikin Jaringan Khusus z Tandingi Visa dan Master Card JAKARTA, BPOST - Pemerintah terus menggenjot persiapan holding perbankan badan usaha milik negara (BUMN) memasuki dua bulan terakhir 2016 ini. Nantinya, holding perbankan BUMN yang meliputi Bank Mandiri, BRI, BNI, dan BTN juga akan membentuk jaringan khusus untuk menandingi jaringan kartu kredit raksasa Visa dan Master Card. “Itu nanti mau dibikin payment sistemnya khusus untuk itu,” kata Staf Khusus Menteri BUMN Budi Gunardi Sadikin seusai menghadiri acara diskusi di Jakarta, Sabtu pekan lalu. Ia menuturkan, adanya logo Visa dan Master Card pada kartu debit perbankan di Indonesia bukan hanya untuk unjuk tampang. Ada konsekuensi dari terpampangnya logo perusahaan pembayaran global tersebut. Menurut mantan Direk-

tur Utama Bank Mandiri itu, dalam setiap transaksi menggunakan kartu ATM, dana tidak langsung ke rekening yang dituju, tetapi akan diarahkan terlebih dahulu ke AS, negara asal Visa dan Master Card. Sebelumnya, Corporate Secretary Bank Mandiri Rohan Hafas juga mengungkapkan bahwa dalam setiap transaksi debit kartu ATM, ada biaya yang harus dibayar ke perusahaan Visa dan Mastercard. Kedua perusahaan itu merupakan jaringan kartu kredit raksasa asal Amerika Serikat (AS). Perusahaan tersebut memiliki lingkup bisnis yang menggurita hingga ke ratusan negara di berbagai belahan dunia. Menurut Rohan, nilai dari biaya yang harus dibayarkan kepada Visa atau Mastercard sangat besar. Hal itu dinilai sebagai bentuk inefisiensi. (kompas)

MONEY CHANGER -

Suasana money changer di kawasan Bandara Syamsudin Noor beberapa waktu lalu. Penukaran dolar AS terhadap rupiah mengalami peningkatan seiring perkembangan kondisi ekonomi di Amerika Serikat.

BANJARMASIN.PMVAIRPORT

Ramai-ramai Rupiahkan Dolar AS BANJARMASIN, BPOST Penukaran mata uang dolar AS terhadap rupiah ramai dibandingkan hari biasa, pada Senin (7/11). Hal ini dipicu pelemahan rupiah terhadap dolar Amerika SErikat (AS). Di Kantor PT Riyal Valasindo Utama di Jalan Soetoyo S No 18 Banjarmasin dan di Haji La Tunrung Jalan Simpang Telawang. Peningkatan penukaran uang sekitar 10 persen. Karyawan di PT Riyal Valasindo Utama, Husnaina mengatakan orang menjual dolar AS ke rupiah lebih ramai dibanding hari biasa. “Tidak mengetahui persis penyebab rupiah melemah. Memang orang ramai hari ini menukarkan dolar Amerikanya,” katanya, kemarin. Jika dipersentasikan, peningkatan penukaran dolar AS dibanding hari biasa 10 persen. Nilai satu dolar AS Rp 12.950. Pada Senin sore, ter catat sedikitnya sudah sekitar 4.000 dolar AS yang ditukarkan dalam bentuk rupiah. Jika hari biasa, antara 2.000 sampai 3.000 dolar AS saja. Para penukar uang, ra-

STORY HIGHLIGHTS z Penukaran mata uang

dolar AS terhadap rupiah meningkat. z Pemicunya pelemahan rupiah terhadap dolar AS. z Peningkatan 10 persen dibanding hari biasa. z Rata-rata didominasi anak buah kapal (ABK). ta-rata masih didominasi anak buah kapal (ABK). Pihaknya buka mulai pukul 08.00 wita sampai pukul 18.00 wita. Pihaknya juga melayani

penukaran uang selain dolar AS, yakni Riyal, Bath, Dolar Singapur, Ringgit Malaysia dan mata uang Jepang. Disebutkannya, untuk Riyal pada Senin yang ditukarkan dengan rupiah, rata-rata Rp 2 jutaan per orang, Ringgit Malaysia sebesar Rp 1 jutaan dan dolar Singapura sebesar Rp 3 jutaan. Karyawan di PT Haji La Tunrung, Zainab mengatakan hal senada. Pihaknya juga melayani banyaknya penukaran nilai mata uang dolar AS ke mata uang Indonesia. Sehari rata-rata orang yang menukarkan uang dolar AS menjadi rupiah di

kantornya sekitar 10.000 dolar AS. Nilai tukar rupiah dibuka melemah pada perdagangan kemarin, yakni berada pada kisaran Rp 13.080 sampai Rp 13.090 per dolar AS. Kepala Ekonom PT Bank Permata Tbk Josua Pardede menjelaskan, pelemahan nilai tukar rupiah hari ini didorong oleh penguatan indeks dolar AS pascarilis serapan tenaga kerja AS yang cukup positif , di mana angka pengangguran pada Oktober 2016 turun menjadi 4,9 persen. Pada saat yang sama, pertumbuhan upah tenaga kerja AS tumbuh 2,8 persen

secara tahunan lebih tinggi dari ekspektasi sebesar 2,6 persen. Dua hal ini mendukung penguatan dolar AS terhadap sebagian besar mata uang Asia.Selain itu, update terbaru penyelidikan kasus email Hillary Clinton telah selesai dan cenderung menurunkan ketidakpastian pilpres AS yang akan digelar besok. (has/kompas)

0811/B03


4

Smart Money

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

RAMAI -

Diskon maupun promo lain kerap kali diberikan beberapa pusat perbelanjaan modern.

BANJARMASINPOSTGROUP/DOKUMEN

Teliti Sebelum Memborong Strategi Belanja Barang Promosi atau Diskon BEGITU mendengar kata-kata diskon atau harga promo tak sedikit sejumlah pengunjung pusat perbelanjaan menyemut. Barangbarang pun diborong. Anggapannya mumpung murah. Bahkan semakin menarik waktu promo terbatas. Troli pun langsung penuh. Seakan tak puas. Begitu membayar didapat lagi bonus belanja. Pengunjung pun kembali melakukan aksi borong. Jelas, ini penghematan uang belanja yang lumayan. “Makanya, saya borong saja sekalian. Mumpung murah,” kata

Yuliana, warga Banjarbaru yang berbelanja di salah pusat perbelanjaan di Banjarmasin. Maklum, Yuliana yakin program tersebut belum tentu ada sebulan sekali. Kalaupun ada, produk yang ditawarkan belum tentu sama. Penawaran murah berbagai promo menarik juga dipunyai pertokoan lain untuk menyedot pengunjung tiap akhir pekan. Tak hanya hipermarket, supermarket dan minimarket pun enggak mau ketinggalan mengadakan promosi, seperti diskon serta beli satu gratis satu.

Selain itu, peritel mengandalkan media sosial untuk menyebarluaskan program itu yang biasanya kemudian jadi viral. Dan, peritel memilih akhir pekan sebagai waktu penyelenggaraan promosi lantaran banyak orang memanfaatkan hari libur untuk belanja kebutuhan rumahtangga. Yuliana rutin mencari barangbarang dengan diskon hingga 50% atau yang menawarkan promosi beli satu gratis satu. Biasanya ia pergi berbelanja ke ritel modern seminggu sekali.

Dengan alasan, dia bisa memantau pengeluaran dengan baik. “Saya bisanya belanja satu minggu sekali karena libur kerja. Selain itu bisa pantau harga apa betul-betul diskon, ” ujarnya. Trik belanja cermat dilakukannya. Meski semua peritel memberikan diskon atau promosi menarik lainnya, setiap kali belanja dia hanya menyambangi satu gerai. Cuma, sebelum menentukan pilihan mendatangi gerai mana. Jadi bisa membanding-bandingkan dulu tawaran dari masingmasing peritel. Ia pun memilih

Lupakan Kartu Kredit PERENCANA Keuangan Tatadana Consulting, Tejasari menyarankan, bagi yang memang ingin membeli barang-barang diskonan, mesti memperhatikan anggaran. “Kalau memang harganya murah dan dibutuhkan untuk seterusnya, bisa beli banyak. Tapi, uangnya harus ada, jangan sampai belinya memakai kartu kredit,” kata Tejasari. Biasanya, tiap orang akan berbeda-beda dalam mengincar produk yang masuk daftar promosi. Untuk ibu rumahtangga, Tejasari melihat, mereka akan banyak mencari produk-produk kebutuhan dapur seperti minyak goreng. Lalu, perempuan muda bakal lebih banyak memburu produk-produk pera-

0811/B04

watan tubuh. Begitu juga dengan pria punya incaran sendiri. Dan sebaiknya, Tejasari memberi saran, dalam setiap kali belanja hanya mendatangi satu gerai. Selain menghemat biaya dan waktu, Anda tidak mudah tertarik untuk membeli barangbarang lainnya. Nah, yang juga perlu jadi perhatian bagi konsumen yang doyan memburu produk diskon atau promosi akhir pekan Tejasari menambahkan: Pertama, tawaran diskon dan promosi lainnya dari peritel modern memang bisa membantu pengeluaran bulanan untuk kebutuhan rumah tangga. Apalagi, mereka yang punya anak balita, program itu akan sangat membantu

mengurangi pengeluaran. Maklum, produk-produk yang berkaitan dengan balita biasanya harganya terbilang mahal seperti susu. Tapi awas, program ini juga bisa membuat pengeluaran bengkak. Kedua, sesuaikan pengeluaran belanja bulanan dengan kemampuan keuangan Anda. Ketiga, jangan membeli produk berharga murah tapi dengan kualitas murahan. Cuma, menurut Budi Raharjo, Perencana Keuangan OneShildt, jika barangbarang yang Anda butuhkan awet dalam jangka panjang, maka bisa beli dalam jumlah banyak. “Tapi, harus tetap disesuaikan dengan penghasilan,” tegasnya. (Kontan)

tawaran promosi paling menarik. Memang, promosi akhir pekan dari peritel bisa menghemat anggaran belanja kebutuhan rumahtangga. Terlebih, kalau pemilik toko modern memberikan potongan hingga menjadi setengah harga dari harga normal. Meski begitu, sebagai konsumen yang kerap memanfaatkan program tersebut. Namun diingatkan jangan gampang tergiur dengan promosi. Biasanya peritel bakal memainkan kata-kata untuk menarik pengunjung datang ke gerai mereka untuk berbelanja. Itu se-

babnya, konsumen harus betulbetul mengecek harga setiap produk sebelum terkena diskon. Lalu, meski harganya murah karena promosi, jangan menyetok barang terlalu banyak. Biasanya membeli kebutuhan rumahtangga untuk jangka pemakaian hingga dua minggu ke depan. Beli banyak-banyak biasanya malah jadi boros pemakaian. Ia juga berpesan, jangan membeli produk murah secara berlebihan alias kalap. Belilah barang yang memang sesuai kebutuhan. (Kontan)

Jadilah Pembeli Cerdas MENJADI konsumen cerdas. Merupakan hal penting agar tidak kebobolan menggunakan dana belanja. Hal ini disarankan Syahrituah Siregar, pengamat ekonomi di Banjarmasin. Apalagi jelang akhir tahun. Lelaki yang juga dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Lambung Mangkurat (ULM) ini juga mengingatkan saat pergi ke pusat perbelanjaan atau ritel modern. Berbelanjalah secara cerdas. Pada saat akhir tahun ini merupakan momen dari perusahaan untuk memasarkan

Syahrituah Siregar

semua produknya. “Jangan mudah tergiur oleh label diskon atau promo. Bisa jadi barang yang didiskon itu harganya telah dinaikkan dua kali lipat terlebih dahulu. Jadi diskon atau promonya itu bohong-bohongan” ucap Syahrituah. Menurunya, langkah kedua masyarakat untuk tahu kebutuhan sebenarnya. Jangan sampai masyarakat itu membeli barang yang tidak perlu karena banyaknya promo dan diskon dari barang-barang. “Kalau semua barang diborong, maka bisa jadi akan menganggu pengelolaan keuangan keluarga,” ucap Syahrituah. Dia juga mengharapkan agar masyarakat melakukan survay harga terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk berbelanja. Bisa jadi satu item barang itu dijual murah dan item-item barang lainnya itu dijual mahal. “Nah, kita bisa menjadi pembeli smart. Kenali setiap pusat perbelanjaan atau retail modern. Mana-mana yang dijual murah dan barang yang dijual mahal sehingga bisa menguntungkan pembeli,” ucapnya. (ogi)


Inter-Nas banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

5

Kapolsekta Dicopot karena Tak Netral Bernyanyi Ubah Lirik Saat Kampanye Pilkada YOGYAKARTA, BPOST - Apes nasib yang diterima Kapolsekta Mantrijeron Komisaris Polisi Totok Suwantoro. Ia dianggap tak netral, sehingga dicopot dari jabatannya. Pencopotan itu bermuara ketika Totok bernyanyi dengan mengubah lirik dalam kampanye salah satu pasangan calon wali kota Yogyakarta. Pencopotan ini dilakukan langsung oleh Wakapolda DIY Kombes Pol Teguh Sarwono di Mapolresta Yogyakarta dan disaksikan oleh semua Kapolres. Upacara pencopotan jabatan yang digelar di Mapolresta Yogyakarta ini dihadiri oleh semua pejabat utama dan Kapolres di jajaran Polda DIY. Wakapolda DIY Kombes Pol Teguh Sarwono langsung memimpin acara pencopotan itu. “Pencopotan Kapolsek Mantrijeron ini kita lakukan sebagai bentuk komitmen dan ketegasan Polri. Kita sudah jelas diatur oleh undangundang bahwa Polri harus netral, sekali lagi netral,” ungkap Teguh setelah memimpin upacara pencopotan jabatan Kapolsek Mantrijeron di Mapolresta Kota Yogyakarta, Senin (7/11). Teguh menjelaskan, keputusan melakukan pencopotan terhadap Kapolsek Mantrijeron Komisaris Polisi Totok Suwantoro karena diduga melakukan pelanggaran kode etik profesi Polri Pasal 12 huruf e, yaitu melaku-

STORY HIGHLIGHTS: z Kompol Totok

Suwantoro dicopot di hadapan pejabat utama dan Kapolres di jajaran Polda DIY z Tugas polisi hanya mengamankan, tidak boleh sambutan dan menghibur z Totok dipindahkan jadi pamen non jabatan kan kegiatan politik praktis. Oleh karena itu, langkah awal yang dilakukan adalah pencopotan dan dipindahtugaskan menjadi perwira menengah (pamen) tanpa jabatan atau non-job. “Pelanggaran dilakukan kemarin, dia menyanyi dengan mengubah lirik. Namun, lirik itu seolah-olah memihak pada salah satu calon, ini dugaan sementara,” ungkapnya. Anggota Polri, tegasnya, harus netral. Di dalam pilkada, Teguh mengatakan, Polri hanya bertugas mengamankan, tidak ada lainnya. “Tugas polisi hanya mengamankan, tidak boleh sambutan, tidak boleh menghibur. Hanya mengamankan, titik,” kata Teguh. Dia menyampaikan, proses pencopotan ini adalah tahap awal dan polisi masih melakukan pengembangan. Jika dalam perkembangan yang bersangkutan terbukti terlibat politik praktis, lanjut dia, maka hukuman akan

ditambah lagi. “Ini masih kami kembangkan, kami akan cari videonya sebagai bukti. Siapa yang mempunyai videonya bisa diserahkan kepada kami,” tandasnya. Polda DIY sengaja mengundang semua pejabat utama dan Kapolres dalam upacara pencopotan dengan harapan dapat meneruskan kepada semua anggotanya dan mengingatkan kembali untuk tidak melakukan politik praktis serta bersikap netral dalam penyelenggaraan pilkada ini. “Ini pesan beliau (Kapolda DIY Brigjen Pol Prasta Wahyu Hidayat), semua anggota agar netral dan tidak melakukan politik praktis. Jika ada pelanggaran, pasti akan ditindak tegas,” ucapnya. Teguh meminta masyarakat untuk segera melapor jika melihat atau memiliki informasi anggota Polri yang tidak netral atau terindikasi melakukan politik praktis. “Inilah fungsi Propam, laporkan, dan akan kami tindak tegas tanpa tebang pilih. Kita berharap tidak ada lagi anggota yang melakukan kesalahan yang sama,” pungkasnya. Sementara itu, dalam upacara di Mapolresta Yogyakarta, Wakapolda DIY Kombes Pol Teguh Sarwono mengangkat Komisaris Polisi Agus Setyo Budi menjadi Kapolsekta Mantrijeron menggantikan Komisaris Polisi Totok Suwantoro. (kps/ tribunnews)

Sarman Diculik Tapi Dibebaskan BUTON, BPOST - La Sarman (35) termasuk beruntung. Warga Kelurahan Kawukawu, Kecamatan Pasarwajo, Kabupaten Buton, Sulawesi Tenggara ini, sempat diculik di Perairan Sabah, Sabtu (5/11) lalu. Sarman telah dibebaskan kelompok tersebut, tetapi dua orang lain masih disandera kelompok tak dikenal. Istri Sarman, Satria, mengaku kaget tatkala mendengar kapal yang membawa suaminya ditahan perompak di Malaysia. Ia sempat menghubungi suaminya melalui telepon, tetapi tidak aktif. “Kemarin dia telepon, bilang jangan dulu telepon karena sedang di polisi dimintai keterangan,” kata Satria di rumahnya, Senin (7/11). Satria merasa sangat lega karena suaminya sudah dibebaskan oleh perompak. Hingga kini ia belum mengetahui kronologi pembebasan suaminya. “Tadi pagi dia telepon lagi dan bilang sekarang sudah baik dan posisinya sudah berada di pangkalan. Dia hanya bilang, perompak itu hanya mengambil barangbarang dan nakhodanya ditahan,” ujarnya. Menurut Satria, suaminya sudah seminggu bekerja di kapal perikanan di Malaysia sebagai anak buah kapal.

DICOPOT - Wakapolda DIY, Kombes Pol Teguh Sarwono usai mencopot Kapolsekta Mantrijeron Komisaris Polisi Totok Suwantoro dan mengangkat penggantinya yakni Komisaris Polisi Agus Setyo Budi.

Pecandu Ditembaki karena Kabur HANOI, BPOST - Polisi menembakkan gas air mata ke arah puluhan pecandu narkoba yang mencoba melarikan diri dari pusat rehabilitasi wajib di Vietnam, Senin (7/11). Insiden itu terjadi hanya beberapa minggu setelah kabur massal dari fasilitas yang sama yang melibatkan setidaknya 500 pecandu narkoba, seperti dilaporkan Agence FrancePresse. Pecandu narkoba di negara komunis Vietnam diharuskna menjalani sampai dua tahun masa rehabilitasi di pusat pengobatan di seluruh negeri. Namun, kelompok-kelompok hak asasi telah mengeluhkan bahwa kondisi fasilitas penampungan sangat buruk. Jumlah penghuni pusat rehabilitasi telah melampaui kapasitas. Gambar di media lokal menunjukkan, puluhan petugas berpakaian anti-huru hara berjaga-jaga di pusat rehabilitasi di Dong Nai, Vietnam se-

latan. Beberapa pecandu narkoba berusaha menggoyang pagar dan yang lain memanjat atap bangunan. Beberapa pecandu melemparkan sandal, kursi plastik, dan sepeda kepada petugas dan polisi yang kemudian dibalasa dengan tembakan gas air mata ke dalam kompleks. “Ini adalah kekacauan besar,” kata seorang polisi setelah bentrokan yang didahului oleh aksi protes di pusat rehabilitasi itu pada Minggu (6/11/2016). “Banyak polisi dikerahkan untuk membuat situasi dapat dikendalikan,” kata seorang polisi. Setidaknya 100 pecandu telah berhasil melarikan diri pusat rehabilitasi sejak Minggu (6/11/2016). Namun, beberapa di antaranya telah berhasil ditangkap kembali oleh petugas. Menurut polisi, situasi di pusat rehabilitasi narkoba itu sudah dapat dikendalikan itu oleh aparat pada

Senin sore. Pusat rehabilitasi Dong Nai menampung hingga 1.500 orang, atau dua kali lipat kapasitasnya, kata media lokal di Vietnam. “Saya mempunyai keluarga tapi saya telah dipaksa untuk masuk ke sini. Kami ingin keluar dari sini,” seorang pecandu sebagaimaa dikutip oleh VNExpress. Dua pekan lalu, lebih dari 500 pecandu kabur dari pusat rehabilitasi yang sama. Mereka berlarian ke jalan terdekat sehingga memicu penduduk panik. Ada lebih dari 200.000 pecandu di Vietnam. Heroin adalah barang haram utama yang paling diminati. Vietnam menampung seluruhnya hampir 13.000 pecandu di seluruh negeri. Human Rights Watch mengecam kondisi di pusat-pusat rehabilitasi Vietnam dan ahli PBB telah merekomendasikan agar fasilitas tersebut ditutup karena tidak manusiawi. (afp/kps)

Warga Jerman Disandera dan Pacarnya Dibunuh KOMPAS.COM

KELUARGA SARMAN - Satria (kiri) merasa lega karena sua-

minya, La Sarman, telah dibebaskan dari kelompok bersenjata tak dikenal di perairan Sabah, Malaysia. Walaupun telah dibebaskan dari kelompok penculikan, dia mengaku masih mencemaskan keadaan suaminya. “Saya menginginkan dia pulang dulu kemari. Kalau sudah selesai, dia pulang dulu ke Buton, kami masih khawatirkan dia,” kata Satria. Bukan saja Satria, orangtua La Sarman, Wa Undu, juga sangat menginginkan agar putra pertamanya pulang dahulu ke Buton. Dia sangat bersyukur, anaknya telah selamat. Tinggal di Malaysia Sebelumnya, Kementerian Luar Negeri mengonfirmasikan bahwa ada dua warga negara Indonesia (WNI) yang diculik di Perairan Sabah, Sabtu.

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Arrmanatha Nasir mengatakan, dua WNI yang diculik adalah nakhoda untuk dua kapal yang berbeda. Keduanya berasal dari Buton, Sulawesi Tenggara. Mereka menakhodai Kapal SSK 00520 F dan SN 1154/4F. Belum diketahui siapa yang menculik. Kapolres Wakatobi AKBP Didik Supranoto mengatakan, ada dua warga Kabupaten Wakatobi yang menjadi sandera. Mereka adalah La Hadi dari Pulau Wangi-wangi dan La Utu asal Kecamatan Kaledupa. “Mereka sudah lama merantau, anak istrinya ada di Malaysia. Di sini hanya orangtua dan mertuanya saja,” kata Didik. (kompas)

Wali Kota Marah di Sekolah Ada Ular dan Anjing MAGELANG, BPOST - Wali Kota Magelang, Jawa Tengah, Sigit Widyonindito menegur seorang penjaga SD Magersari 1 Kota Magelang karena memelihara anjing dan ular di lingkungan sekolah. Sigit menilai bahwa hal itu tidak pantas karena menyebabkan sekolah kumuh dan membahayakan peserta didik. Teguran Sigit langsung disampaikan oleh perwakilan sekolah saat ia melakukan inspeksi mendadak di sekolah di kaki Gunung Tidar tersebut, Senin (7/11). Setiap Senin, Sigit rutin menggelar sidak di sekolah-sekolah sekaligus menjadi inspektur upacara. “Ini enggak baik, sekolah jadi terlihat kumuh. Anak-anak

KOMPAS

juga bisa takut sama anjing dan ularnya. Bisa jadi mereka malah takut ke sekolah,” ujar Sigit. Sigit meminta pengurus sekolah segera memindahkan kandang tersebut ke luar lingkungan sekolah. Ia juga akan memberikan sanksi kepada penjaga sekolah tersebut. “Sekolah ini sudah bagus, ada perkembangan signifikan. Guru dan anak-anak muridnya disiplin. Bahkan, ada murid dari Gunung Kidul yang giat sekolah. Sayang kan kalau ada tindakan yang dapat mencoreng citra sekolah ini, maka saya harap besok sudah bersih,” katanya. Pelaksana Tugas Kepala Bagian Humas Pemkot Magelang Aris Wicaksono me-

ngatakan telah menerima laporan bahwa di sekolah tersebut ada ular jenis piton dan anjing yang dilepasliarkan di lingkungan sekolah. “Setelah ditinjau, ada 3 ekor anjing yang dilepasliarkan dan satu ekor ular piton sepanjang 8 meter yang dikurung di dalam kandang. Ada laporan juga, ular tersebut pernah sekali lepas dari kandang dan sempat membuat geger warga sekolah,” jelas Aris. Aris mengatakan, sebenarnya pengurus sekolah sudah pernah menegur penjaga sekolah yang memelihara binatang-binatang itu. Namun, penjaga yang sudah berstatus pegawai negeri sipil (PNS) itu tidak menghiraukan. (kps/tribunnews)

MANILA, BPOST - Milisi Abu Sayyaf mengklaim bahwa mereka telah menculik seorang pria Jerman dan membunuh pacarnya. Kabar itu langsung ditanggapi juru bicara daerah militer Filipina, Mayor Filemon Tan, Senin (7/11). Ia mengatakan, militer sedang mencoba memverifikasi klaim tersebut. Penculikan itu dilakukan di sebuah kapal pesiar yang dipakai pria Jerman tersebut. Selain itu, para militan juga menembak mati pacar pria Jerman itu di Filipina selatan. Menurut Tan, juru bicara Abu Sayyaf, Muamar Askali, mengklaim pihaknya menculik Juergen Kantner, warga Jerman, seperti dilaporkan Voice of America. Selain itu, kata Askali seperti disampaikan Tan, Abu Sayyaf juga membunuh teman wanita dari pria Jerman itu ketika pasangan itu berlayar di perairan negara tetangga, Malaysia. Belum jelas mengapa perempuan itu dibunuh. Tetapi, kemungkinan ia melawan atau berusaha melarikan diri, ujar Tan dan pejabat militer lain. Tan menambahkan, pen-

BASBC TD

PRO ISIS - Para militan Abu Sayyaf berfoto dengan bendera ISIS. duduk desa melaporkan menemukan mayat perempuan tergeletak di samping senapan dalam kapal pesiar biru berbendera Jerman, dan diberi nama “Rock All” di lepas pantai Pulau Laparan di Provinsi Sulu. Provinsi di Filipina selatan itu adalah tempat militan yang hidup dari uang tebusan. Mereka menahan sandera dalam perkemahan di hutan tropis.

Marinir Filipina dikerahkan untuk memverifikasi laporan penduduk desa dan diperintahkan “berhati-hati dalam mendekati kapal itu karena mungkin dipasangi bahan peledak.’’ Jika serangan terhadap pasangan itu dikukuhkan, maka itu akan menjadi serangan terbaru dalam gelombang serangan di laut oleh Abu Sayyaf dan kelompok bersenjata sekutu.

Upaya itu justru terjadi pada saat Filipina, Malaysia, dan Indonesia secara bergandengan berusaha untuk meningkatkan keamanan di perbatasan laut mereka yang sibuk. Di periaran yang sibuk dan rawan itu sudah banyak warga Indonesia dan Malaysia diculik dari kapal tunda dan kapal nelayan dalam beberapa bulan terakhir. (voa/ kps/tribunnews)

0811/B05


6

Tribun Forum

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

Waspada Banjir BANJIR kini menjadi ancaman bagi sebagian masyarakat Kalimantan Selatan. Curah hujan yang cukup tinggi menjadi penyebab timbulnya perasaan waswas masyarakat tersebut. Berbeda dibanding di Jawa dan daerah lainnya di negeri ini, banjir di Kalimantan Selatan (Kalsel) hanya datang musiman. Artinya, banjir datang melanda hanya di saat hujan turun dengan intensitas tinggi. Dalam beberapa tahun terakhir, kecuali Banjarmasin dan Kabupaten Batola yang hanya tergenang beberapa saat, ada sejumlah kawasan di wilayah Kalsel yang selalu menjadi langganan banjir. Misalnya, di Banjarbaru, Kabupaten Banjar, sejumlah kawasan di hulu sungai, Tanahbumbu dan Kotabaru. Di kawasan yang cukup dekat dengan Kota Banjarmasin, yakni kampung Basung Kecamatan Cempaka, Banjarbaru misalnya, masyarakat setempat sangat waswas datang banjir. Ibarat bom waktu, banjir di kawasan itu tinggal menunggu waktu. Seperti dilansir harian ini kemarin (7/11/2016), Amrullah (20) warga RT 1 RW 1 Kampung Basung II, mengaku waswas banjir bakal menggenangi kampungnya. Hampir setiap hari dia digayuti perasaan waswas lantaran hujan yang terus turun dengan intensitas cukup tinggi. Rumah Amrullah hanya berjarak sekitar 20 meter dari Jembatan Basung. Dan, posisi rumah berada di cekungan rendah Jalan HM Mistar Cokrokusumo berseberangan Masjid Jami Nurul Hasanah. Ketinggian lantai rumah dari permukaan aspal jalan terpaut sekitar 60 cm. Saban tahun limpasan banjir dari Sungai Basung selalu merendam rumah keluarga Amrullah. Terakhir, tepatnya pada akhir Maret lalu, rumah Amrullah tergenang setinggi pinggang akibat meluapnya Sungai Basung. Dampak dari banjir Maret lalu cukup luas. Setidaknya warga yang tinggal di tiga RT merasakan genangan air. Kawasan yang terendam yaitu RT 15 kampung Basung 1 Kelurahan Cempaka, yang merendam 85 rumah yang dihuni 102 kepala keluarga (KK). Kemudian di kampung Basung 2 sekitar Masjid Jami Nurul Hasanah, rumah yang terendam sebanyak 15 buah, dan RT 4 RW 2 sebanyak 20 rumah. Menurut prediksi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kalsel, puncak hujan terjadi pada Desember dengan curah hujan berkisar 300 mm hingga 400 mm. Dikhawatirkan, pada Desember nanti juga ada kemungkinan hujan berlangsung secara berturut-turut dalam beberapa hari. Pada kondisi demikian, daerah yang rawan longsor sangat berpotensi menjadi bencana bagi warga sekitar. Kita mengimbau agar pada saat hujan turun terus menerus atau berlangsung berjam-jam, maka hindari jalur perjalanan rawan longsor. Belajar dari kasus sebelumnya, masyarakat diharapkan selalu waspada dan dapat mengantisipasi banjir, terutama menyelamatkan keluarga dan harta bendanya agar kerugian tidak banyak. Sementara Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) di daerah masing-masing, diharapkan bertindak sigap dalam membantu warganya. Banjir memang tidak bisa ditolak, karena kerusakan hutan di Kalsel sudah cukup parah. Oleh karena itu, perlu upaya penanaman kembali agar resapan air bisa terkendali. (*)

Homepage: http//www.banjarmasinpost.co.id e-mail: redaksi@banjarmasinpost.co.id Penerbit : PT Gra ka Wangi Kalimantan SIUPP : SK Menpen No. 004/SK MENPEN/SIUPP/A.7/1985 tgl 24 Oktober 1985 Pendiri : Drs H J Djok Mentaya (1939-1994) Sejak Tanggal : 2 Agustus 1971 Drs H Yustan Aziddin (1933-1995) Direktur Utama : Herman Darmo HG (P) Rusdi Effendi AR Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

Banjarmasin Post Group Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : Musyafi' Wakil: Harry Prihanto Pj Manajer Peliputan: M Royan Naimi Asisten Manajer Peliputan: M Yamani Pj Manajer Produksi: R Hari Tri Widodo Asisten Manajer Produksi: M Taufik, Agus Rumpoko Manajer Redaksi: H Irhamsyah Safari Redaktur: Elpianur Achmad, Mulyadi Danu Saputra, Anjar Wulandari, Mahmud

M Siregar, Mohammad Choiruman, Aya Sugianto, Budi Arif RH, Syamsuddin, Siti Hamsiah, Ernawati, Mustain Khaitami Asisten: Idda Royani, Alpri Widianjono, Kamardi, Rendy Nicko Ramandha, M Risman Noor Staf Redaksi: Umi Sriwahyuni, Eka Dinayanti, Sudarti, Halmien Thaha, Hanani, Burhani Yunus, AM Ramadhani, Syaiful Anwar, Syaiful Akhyar, Murhan, Khairil Rahim, Ibrahim Ashabirin, Faturahman, Irfani Rahman, Jumadi, Edi Nugroho, Doni Usman, Sofyar Redhani (kabiro), Hari Widodo, Ratino, Salmah Saurin, M Hasby Suhaily, Helriansyah, Didik Triomarsidi, Nia Kurniawan, Mukhtar Wahid, Restudia, Yayu Fathilal, Aprianto, Frans Rumbon, Nurholis Huda, Man Hidayat, Reni Kurnia Wati, Rahmadhani, Akhmad Rizky Abdul Ghani, Milna Sari, M Fadli Setia Rahman, Muhammad Elhami. Fotografer: Kaspul Anwar Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni, Aminuddin Yunus, Edi Susanto, Sri Martini, Kiki Amelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor, M Denny Irwan Saputra, Nata Prima, Imam Wahyudi. Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita, Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FX Ismanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yulis Sulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto Penasihat Hukum: DR Masdari Tasmin SH MH Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor Manajer Iklan: Helda Annatasia (08115803012) Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16 Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123, 3353266, 3366303 Bagian Redaksi: Ext. 402, 405 Bagian Iklan: Ext. 113, 114 Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117 Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050 Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12 Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan 5490666 Fax (021) 5495358 Perwakilan Surabaya: Jl Rungkut Industri III No. 68-70 Surabaya 60293 Telp (031) 841000, Fax (031) 8414024 Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya Chandra Utama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511) 4780356 TARIF IKLAN: Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris. Berwarna (FC): Rp 10.000/baris Iklan 1 Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk. Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk Catatan: Harga belum termasuk PPN 10% Harga Langganan: Rp 75.000/bulan Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan Banjarbaru Telp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

TELEPON PENTING BANJARMASIN PLN Kalselteng 4772520, 4772633, 4772261, 4772564 PLN Cabang Banjarmasin 3359050 PDAM Bandarmasih 3253617 PDAM Intan Banjar 4772061, 4782004 PDAM Barito Kuala 4799013 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Banjarmasin 4367171, 3360010 Kabupaten Banjar 6292009 Dinas Kesehatan Kalsel 3355661, 4364646 Dinas Kesehatan Banjarmasin 304863, 365177, 304803 Dinas Kesehatan Banjarbaru781588, 781588 Dinas Kesehatan Banjar 721203, 722387

Dinas Pendidikan Kalsel 363885, 363885, 353913 BANJAR Polsek Gambut 9243900 Kodim Martapura 4721488 Posko BPDB 4721113 RSUD Ratu Jalecha 4769454 BANJARBARU Polres Banjarbaru 2772266 RSUD Banjarbaru 4772380 Polsek Banjarbaru Kota 4772533 Polsek Banjarbaru Timur 7571543 Polsek Banjarbaru Barat 4705210 Koramil Banjarbaru 4772437 RS Syamsudin Noor 4705118

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

“KEJAHATAN akan menang bila orang yang benar tidak melakukan apa-apa. Dan Allah menginginkan kita sebagai pemenang, bukan korban.” JENDERAL SUDIRMAN (24 Januari 1916 - 29 Januari 1950) Pahlawan Nasional, pembela kemerdekaan Indonesia. CORETAN-ROONEY.BLOGSPOT.COM

Penguatan Kelembagaan dan SDM Pengawas Pemilu P IST

Marsudi AR, SPd MIP Peneliti pada Pusaka Publik Kalsel dan tenaga pengajar tidak tetap pada Universitas Terbuka (UT) Banjarmasin.

Masih terdapat sebagian kecil jajaran pengawas Pemilu yang bermasalah dari sisi integritas, profesionalitas, kapasitas dan tidak dapat memahami tugas dan fungsinya dengan baik, sehingga kinerja Bawaslu Provinsi Kalsel dianggap belum maksimal.

emilihan gubernur dan wakil gubernur, bupati dan wakil bupati serta wali kota dan wakil wali kota adalah pelaksanaan kedaulatan rakyat di wilayah provinsi dan kabupaten/kota untuk memilih gubernur dan wakil gubernur, bupati dan wakil bupati serta wali kota dan wakil wali kota secara langsung dan demokratis (UU No.10 Tahun 2016). Di antara aspek yang paling penting dalam persiapan pengawasan pemilihan kepala daerah adalah pembentukan kelembagaan pengawas Pemilu di semua tingkatannya. Mengacu kepada UU Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilu dan Undang-undang Nomor 1 Tahun 2015 sebagaimana diubah dengan Undang-undang Nomor 8 Tahun 2015 tentang Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, serta Wali Kota dan Wakil Wali Kota, bahwa pembentukan jajaran pengawas pemilu dilakukan secara berjenjang. Bawaslu membentuk Bawaslu Provinsi dan selanjutnya Bawaslu Provinsi membentuk Panwas Kabupaten/Kota secara berjenjang sampai dengan Pengawas Pemilu Lapangan dan Pengawas Tempat Pemungutan Suara (TPS). Bawaslu adalah lembaga penyelenggara pemilihan umum yang bertugas mengawasi penyelenggaraan pemilihan umum di seluruh wilayah NKRI sebagaimana dimaksud dalam UU yang mengatur mengenai wewenang dalam pengawasan penyelenggaraan pemilihan berdasarkan ketentuan yang diatur dalam UU Nomor 10 Tahun 2016. Berdasar UU Nomor 10 Tahun 2016, Bawaslu Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) adalah lembaga penyelenggara pemilihan umum yang bertugas mengawasi pemilihan umum di wilayah Provinsi Kalsel yang diberikan tugas dan wewenang dalam melakukan pengawasan seluruh tahapan penyelenggaraan pemilihan gubernur dan wakil gubernur di wilayah Provinsi Kalsel. Bawaslu Provinsi Kalsel juga mempunyai kewajiban untuk membentuk Panwas Kabupaten/Kota yang bertugas mengawasi penyelenggaraan pemilihan di wilayah kabupaten/kota. Kemudian Panwas Kabupaten/Kota

membentuk lagi Panwascam. Panwascam bertugas untuk mengawasi penyelenggaraan pemilihan di wilayah kecamatan. Selanjutnya Panwascam juga mempunyai kewajiban untuk membentuk Pengawas Pemilihan Lapangan (PPL) yang bertugas untuk mengawasi pemilihan di wilayah desa/kelurahan atau sebutan lainnya. Selain membentuk Pengawas Pemilihan Lapangan, Panwascam juga mempunyai kewajiban untuk membentuk Pengawas TPS yang bertugas untuk membantu PPL untuk melakukan pengawasan di wilayah desa atau kelurahan. Pengalaman Bawaslu Provinsi Kalsel dalam melaksanakan penyelenggaraan pengawasan pemilihan gubernur dan wakil gubernur, bupati dan wakil bupati, serta wali kota dan wakil wali kota tahun 2015 menunjukkan bahwa masih terdapat sebagian kecil jajaran pengawas Pemilu yang bermasalah dari sisi integritas, profesionalitas, kapasitas dan tidak dapat memahami tugas dan fungsinya dengan baik, sehingga kinerja Bawaslu Provinsi Kalsel secara keseluruhan dianggap belum maksimal. Kendala yang dihadapi oleh Bawaslu Provinsi Kalsel adalah lambatnya laporan pengawasan yang dikirim oleh sebagaian besar Panwas Kabupaten/Kota. Hal ini, membuat kesulitan bagi Bawaslu Provinsi Kalsel untuk mengolah dan menganalisis laporan dari Panwas Kabupaten/Kota tersebut untuk selanjutnya dikirimkan lagi oleh Bawaslu Provinsi Kalsel ke Bawaslu RI. Setelah dipelajari dan dilakukan penelitian, bahwa yang menyebabkan keterlambatan laporan yang disampaikan oleh Panwas Kabupaten/Kota ke Bawaslu Provinsi Kalsel adalah disebabkan oleh tiga hal, yakni pertama, Laporan dari Panwascam atau Panwas yang berada di bawahnya juga terlambat; kedua, Panwas Kabupaten/Kota dan atau Panwas yang berada dibawahnya kesulitan untuk mendapatkan data-data yang diperlukan atau diminta; ketiga, Komunikasi dan koordinasi Panwas Kabupaten/Kota maupun Panwascam tidak berjalan dengan baik. Konflik Internal Secara umum kinerja pengawas pemilu Kabupaten/Kota

dalam melaksanakan fungsi pengawasan pemilihan gubernur dan wakil gubernur, bupati dan wakil bupati, serta wali kota dan wakil wali kota tahun 2015 dapat dikatakan telah berjalan dengan baik sesuai dengan amanat peraturan perundang-undangan yang berlaku. Akan tetapi yang sering terjadi masalah adalah antara komisioner dengan sekretariat. Kadangkadang sekretariat tidak memahami tugas dan fungsinya adalah untuk memfasilitasi kegiatan komisioner. Konflik internal yang sering terjadi, juga antara komisioner dengan komisioner divisi yang lainnya. Padahal dalam sistem pengambilan keputusan dilakukan dengan rapat pleno yang dilakukan oleh tiga orang komisioner. Pengambilan keputusan dilakukan secara kolektif kolegial. Pengalaman saya sebagai staf Divisi Organisasi dan Sumber Daya Manusia (SDM) yang bertugas membentuk Pengawas Pemilu di tingkat kabupaten/kota sampai dengan tingkat Panwascam, Pengawas Pemilu Lapangan dan Pengawas TPS, menunjukkan bahwa Bawaslu Provinsi Kalsel kesulitan menjaring orang-orang yang mempunyai latar belakang pendidikan sosial politik, pemerintahan dan hukum. SDM yang mempunyai latar belakang pendidikan tersebut penting dijadikan sebagai pengawas Pemilu karena secara teori mereka sudah memahami tentang kepemiluan dan hukum. Kelemahan Panwas Kabupaten/Kota adalah karena lembaganya masih bersifat Ad Hoc, sehingga setiap ada tahapan pemilu baru dibentuk. Idealnya Panwas Kabupaten/ Kota harus dipermanenkan seperti KPU Kabupaten/Kota yang sudah permanen sejak KPU itu dilahirkan. Minim Anggaran Pengalaman Bawaslu Provinsi Kalsel dalam memfasiltasi pertemuan antara Panwas Kabupaten/Kota dengan pemerintah kabupaten/kota terkait dengan sangat minimnya anggaran dan fasilitas yang disediakan oleh pemerintah daerah. Hal tersebut menunjukkan bahwa pemerintah daerah “setengah hati” dalam memberikan fasilitas kepada pengawas pemilu. Bahkan ada pemerintah

daerah yang memberikan anggaran untuk pengamanan lebih besar dari pada untuk pengawas pemilu, sementara Polri maupun TNI tidak membentuk infrastruktur di bawahnya dan menggajinya. Sementara itu pengawas pemilu harus membentuk infrastruktur di bawahnya, menyediakan SDM dan melakukan penggajian terhadap SDM yang ada, untuk operasional, kegiatan sosialisasi dan kegiatan-kegiatan pengawasan yang lainnya sesuai dengan UU yang berlaku. Keberadaan Panwas Kabupaten/Kota yang bersifat Ad Hoc tersebut, sehingga menjadi alasan bagi pemerintah daerah untuk tidak memberikan anggaran atau tidak teranggarkan, atau mau dianggarkan akan tetapi lembaganya belum ada (belum dibentuk) pada saat penyusunan anggaran dilakukan oleh pemkab/kota. Sebenarnya ada solusi bagi pemerintah daerah dalam memfasilitasi anggaran untuk pengawas Pemilu kabupaten/kota yang bersifat Ad Hoc ini, yaitu pertama, dengan cara ditetapkan di dalam UU atau peraturan pemerintah bahwa 70 persen atau 50 persen dari anggaran KPU Kabupaten/Kota untuk anggaran Pengawas Pemilu Kabupaten/Kota walaupun lembaganya belum dibentuk, akan tetapi anggaranya disiapkan terlebih dahulu. Kedua, opsinya lembaganya dipermanenkan. Menurut pendapat saya, dalam rangka penguatan kapasitas kelembagaan dan SDM pengawas pemilu di tingkat kabupaten/kota, maka perlu dilakukan halhal sebagai berikut: (1) Bimtek secara berkala setiap tiga bulan sekali; (2) Dievaluasi kinerjanya setiap satu bulan sekali, hal tersebut penting dilakukan untuk mengukur tingkat keberhasilan kinerjanya; (3) Diikutkan dalam pelatihan-pelatihan secara berjenjang; (4) Diklat secara berjenjang seperti diklat PIM IV atau PIM III sebagaiman PNS pada umumnya; (5) Ikutkan pendidikan Lemhanas, dan kalau perlu yang menjadi komisioner Bawaslu, Bawaslu Provinsi dan Panwaslu Kabupaten/ Kota harus lulus pendidikan Lemhanas dijadikan sebagai salah satu syarat untuk menjadi komisioner. (*)

Tulisan Opini bisa dikirim ke email: redaksi@banjarmasinpost.co.id (Maksimal 1.000 karakter tanpa spasi). Sertakan nama, alamat lengkap, nomor telepon, nomor rekening, fotokopi KTP, dan foto diri. Opini yang terbit akan kami berikan imbalan ke nomor rekening penulis. Terima kasih. Artikel yang masuk batas waktu pemuatannya maksimal dua minggu.

Lambang Baju PNS Ganti Kapan Dinyalakan BALANGAN - Kepada BLHK Balangan. Kapan lampu yang baru dipasang arah Gunung Pandau baru menyala? Karena bila malam sangat gelap gulita dan berbahaya. Terima kasih. 081649389732

TANGGAPAN: PERLU diketahui, bahwa untuk tahun anggaran 2016 proyek penerangan jalan umum (PJU) baru sampai depan rumah dinas Kapolres di Haur Batu. Secara bertahap diusulkan sampai Dahai. Namun, mulai 2017 nanti kewenangan untuk menangani PJU tersebut akan dikelola oleh Dinas Perhubungan dan Kominfo. Demikian dan terima kasih atas perhatiannya. Ir Karim Saudi Kepala BLHK Balangan PEMBACA setia BPost, silakan sampaikan k keluhan, saran dan kritik Anda terhadap public service atau masalah pembangunan di banua k kita, secara singkat, cerdas dan santun melalui S SMS ke nomor 0816215000. Caranya: Ketik HOT <spasi> (isi SMS Anda). Nomor telepon pengirim dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

BANJARMASIN - Kepada Yth. Kepala BKD. Berhubung dengan pemindahan status beberapa PNSD menjadi PNS provinsi, kalau bisa disosialisasikan masalah lambang untuk baju dinas PNS. Jadi PNS yang baru ganti status bisa mengganti lambang baju dinas menjadi lambang baju dinas provinsi. 085251581656

TANGGAPAN: TERKAIT masalah pakaian diatur oleh biro organisasi. Tapi, kalau asal PNSD pemkab dan pemko pindah ke provinsi, otomatis saja lambang baju menyesuaikan dengan lambang provinsi. Demikian dan terima kasih atas perhatiannya. Perkasa Alam Kepala BKD Provinsi Kalsel

IST

Bangunan Menutupi Sungai BANJARMASIN - Kepada Dinas Sungai dan Drainase Kota Banjarmasin. Tolong dilihat, kemudian ditindak bangunan rumah yang ada di Kelurahan Pemurus Baru, tepatnya di depan Masjid Qomaruddin di pasar lokasi. Bangunannya menutup sungai yang luasnya dulu sekitar 8 meter tinggal 1 meter kurang. 085652353773

TANGGAPAN: TERKAIT informasi adanya bangunan

menutup sungai, kami mengkoordinasikan dengan instansi terkait, Dinas SDAD akan segera menormalisasi sungai tersebut apabila pembebasan lahan sudah dilakukan. Ir Muryanta MT Kepala Dinas SDA dan Drainase Banjarmasin

IST


Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SENIN MINGGU SELASA

18 JANUARI 2016 831 NOVEMBER JANUARI 2016

likes: BPost Online

7

SUZUKI

Avanza Grand New Pth Htm grey slvr Innova, Fortuner TRD, Rush, Hilux dll V.M12866-6/12 Harga Special

CRV,BRV, HRV, All New Jazz RS, H Freed, Mobilio, Brio, Megacary, Futura dll Harga Special V.M12866-6/12

Promo!!! Honda JAZZ MMC 2016,DP 30jtaan + Variasi + hadiah lgs. READY!!! Harga Promo V.M12659-30/11

Yaris E Tahun 2013 dan S Th2015, Jazz RS AT Merah Pth ‘14, Grey ‘15 Xenia Th2014, Fortuner Th2014 Silver ‘13 Brio’14,’15,HRV ECVT ‘15 Harga Special V.M12866-6/12 Harga Special V.M12866-6/12

Promo!!! HR-V MMC Special Edition 2016, DP 40jtaan + V-KOOL & Full Var, READY!!! V.M12659-30/11 Harga Promo

SHOWROOM ANUGERAH Jl A Yani Km5,5 No 405-406 Bjm 081251748989 / 081348309888/ 0511-3258999 Jual Beli Tukar Tambah Baru & Bekas Cash / kredit

Mbl br ‘16. Avanza, Innova, Fortuner, Rush, Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed Harga Nego V.M12074-12/11

Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Futura, PU APV, Ayla, PU Granmax. RStock ‘05-’16 V.M12074-12/11 Harga Nego

PROMO!!! New BRIO Angs. 2jtaan / DP 20jtaan + Bonus Variasi, READY STOCK Harga Promo V.M12659-30/11

Promo!!!NewMOBILIOMMC,DP10jtan/ Angs. Mulai 2jtan + Bns Full Var + hadiah lgs V.M12659-30/11 Harga Promo

PROMO AKHIR TAHUN, DEALER RESMI HONDA TRIO YUDI 0853 8600 3826, BBM 5FBA1934 GURU 0813 4862 3579, BBM 2600CAA5

Sigra DP 15 Jt / Angs 1jtan Bebas Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th Harga Nego V.M12063-12/11

PU DP12 Jtan Angs 3,2 Jt Bebas Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th V.M12063-12/11 Harga Nego

Hub: Pt. Astra Int’l - DAIHATSU ABDI 0813 4939 5009 & NABIL 0853 32587 888

JAZZ DP Mulai 40 jtan atau Angs. mulai 2 jtan + Paket Aksesoris Harga Promo V.M12084-12/11

CRV DP Mulai 70 jtan atau Angs. mulai 4 jtan + Paket Aksesoris V.M12084-12/11 Harga Promo

BRV DP Mulai 30 jtan atau Angs. mulai 2 jtan + Paket Aksesoris Harga Promo V.M12084-12/11

MOBILIO DP Mulai 10 jtan atau Angs. mulai 2 jtan + Paket Aksesoris V.M12084-12/11 Harga Promo

PEMESANAN HUB : TAURA 0853-4563-8881 Pin D0139DF9 WAYAN 0812-1731-5999 Pin 54EBEDE4

Pesan sekarang hanya 2jt langsung proses Harga Nego V.M12304-19/11

Pesan sekarang hanya 2jt langsung proses V.M12304-19/11 Harga Nego

YEYEN 0821 5417 6789 SOPHIA 0821 7593 7219

Tyt Innova, Avanza, Fortuner, Yaris, Rush, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 Harga Promo V.M12077-12/11

HRV, Mobilio, CRV, Jazz, Brio, Freed, Accord, Civic, City. Ready Stock 2005-2016 Harga Promo V.M12077-12/11

Ertiga, X Over, Swift, G Vitara, PU Ftr, PU APV,Ayla, PU Granmax. R Stock 2005-2016 V.M12077-12/11 Harga Promo

Mbl br 2016 : Innova, Fortuner, Avanza, Rush, Jazz, CRV, Brio, Mobilio, HRV, BRV, Freed V.M12077-12/11 Harga Promo

HUBUNGI: ISTANA MOTOR BENUA ANYAR 08125123674 - 081349751985 -085248428234 082220241576 - 085287739127

Ayla DP 10 juta angsuran 2jtan

Sigra DP 17 juta angsuran 3jt pas

V.M11892-8/11

V.M11892-8/11

HUB: SALIM 08125054532 / SANI 085256483838 KAMI SPESIALIS DP MRH, ANGSRN MRH/NEGO SAMPAI JADI

Dijl Carry 1.0 th2000 plat KH Pjk telat 3th msn siap jln Hub 085100460088 V.M12444-24/11 Harga 20jt Nego

Dijual mobil Suzuki Ertiga GX Tahun 2015 Hubungi : 081251982011 (Tiny) V.M12775-3/12 Hrg 160jt Nego

Ertiga GX Th2013 Pemakaian 2014. Putih Barang Orisinil Hub 081348282600 Hrg 147,5jt Nego V.000-13/11

HONDA

Fortuner, Innova, Avanza, Yaris, Rush, Agya, Etios. Ready Stock 2005-2016 V.M12074-12/11 Harga Nego

CRV, HRV, Mobilio, Jazz, Brio, Freed, Accord, Civic, City. R Stock 2005-2016 V.M12074-12/11 Harga Nego

SHOW ROOM GALERI MOBILINDO BENUA ANYAR HUBUNGI : 085325085413 - 081250453637 081349751985 - 08125123674

Sigra DP 17 jtaan Ayla DP 7 jtaan. proses mudah dan cepat V.M12522-26/11 Harga Nego

Sigra DP 17 jtaan Ayla DP 7 jtaan. proses mudah dan cepat V.M12522-26/11 Harga Nego

AULIA 081251050858 BB 753F3A0C ILHAM 081348319699 BBM 5B3E50AF

Ready stok ngak pakai lama DP mulai 5jtan Harga Nego V.M12304-19/11

Ready stok ngak pakai lama DP mulai 5jtan Harga Nego V.M12304-19/11

AHMAD 0812 5020 5960 MULYADI 0822 5411 2848

New Mirage 1.2 L GLX MT promo trbts TDP 4jt bersih,prss cpt bns: kc film ,slr gard V.M12136-15/11 Harga Promo

All New Pajero TDP 100jtan / Bunga 5% , bns : kc film vkool + FS 50.000 KM Harga Promo V.M12136-15/11

HUB : RUDY 081246111233 ( SUMBER BERLIAN MOTORS MITSUBISHI )

Sigra DP 15 Jt / Angs 1jtan Bebas Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th V.M12063-12/11 Harga Nego

PU DP12jtan, Angs 3,2 Jt Bebas Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th V.M12063-12/11 Harga Nego

Hub: Pt. Astra Int’l - DAIHATSU YUDI 0853 9383 5387 & DAYAT : 0813 4812 8591

Sigra DP15 Jt / Angs 1jtan se Kalsel!!! Bbs BiayaOngkir,PlatSementara,GaransiResmi3th Harga Nego V.M12061-12/11

Pick Up DP 12 Jtan Angs 3,2 Jt Bbs Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th Harga Nego V.M12061-12/11

Hub: Pt. Astra Int’l - DAIHATSU DODY 0821 4801 5115 & CANDRA 0813 4736 3053

PICK UP DP 7jtan angs 3jtan ready stock syarat mudah V.M12788-2/12 Harga Nego

Daihatsu Sigra Dp. 15jtan Angs 2,8jt proses cepat & syarat mudah Harga Nego V.M12788-2/12

LINA 081330300509 / 081348004168 PIN BB 2ACA6038 RAHMAT 0852 5281 0657 PIN BB 2ACA6038

Djl cpt butuh uang " Sigra -Luxio - TeriosAyla - Gran Max - Sirion - Xenia - Pick Up V.M12304-19/11 Harga Nego

Djl cpt butuh uang " Sigra -Luxio - TeriosAyla - Gran Max - Sirion - Xenia - Pick Up V.M12304-19/11 Harga Nego

HASAN 0821 5273 3232 PUSPA 0821 4879 9991

Dijamin Beli di Kami Murah, Harga Nego Angsuran Ringan Harga Nego V.M12522-26/11

Dijamin Beli di Kami Murah, Harga Nego Angsuran Ringan Harga Nego V.M12522-26/11

NOVIE : 0852 4059 5533 HARI : 0823 5152 9999

DP kami cuma 5jtan khusus hari ini

DP kami cuma 5jtan khusus hari ini

Harga Nego

Harga Nego

V.M12304-19/11

V.M12304-19/11

AGUS 0813 5115 2777 BB: D0A5A4AA HAKIM 0821 7317 7779 BB: 57A96502

Sigra DP 15 Jt / Angs 1jtan Bebas Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th V.M12065-12/11 Harga Nego

PU DP12 Jtan Angs 3,2 Jt Bebas Biaya Ongkir, Plat Sementara, Garansi Resmi 3th V.M12065-12/11 Harga Nego

All New CRV 2.0 Metic 2013 Silver met Asli Banjar Hub 082151730888 V.M1241-11/11 Harga Nego

Honda Jazz Th2012 MMC Metic putih Kond mulus Hub082151730888 Harga Nego V.M12638-11/11

Hub: Pt. Astra Int’l - DAIHATSU YUDA 0822 51030 734 & HERU 0853 8609 1600

Dengan 2jt mobil kawa lakas di rumah pian Harga Nego V.M12304-19/11

Dengan 2jt mobil kawa lakas di rumah pian Harga Nego V.M12304-19/11

GANDA 0812 5437 0407 ELLY 0821 5560 0585

Honda Freed PSD 2013 Putih AC Doubel Asli Bjm Kond mulus 082151730888 Harga Nego V.M12637-11/11

Bersambung kehalaman 8 ....


8

Tribun Jual Beli

SELASA RABU

8 2016 13NOVEMBER JANUARI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Sambungan dari Halaman 7 ...

Promo bulan ini : Stok Terbatas Honda BR-V DP. 30 Jt All New Brio DP 27jt Harga Nego V.M12860-6/12

Ready Stok Civic Turbo dan Mobilio DP 7jt an V.M12860-6/12 Harga Nego Promo Akhir Thn Cuci Gudang Bns Kc film,Krpt dsr&tlng air selama persediaan msh ada Hub. Noka 085249492090 pin 74A8FE6B www.hondatriokalsel.com

Hanya 2jt Daihatsu Sigra ngak pakai lama Harga Nego V.M12304-19/11

Hanya 2jt Daihatsu GRANMAX PU ngak pakai lama V.M12304-19/11 Harga Nego

ANINDIA 0822 5024 7308 SAMSUL 0813 4830 8529

Sales Anti Mahal 5 jt cukup buat DP mobil Daihatsu Harga Nego V.M12522-26/11

TOYOTA

MITSUBISHI

DAIHATSU

Djl Innova Th.2015 Akh, T.G Lux Matic,Pjk Hidup,Hub.081255293136 Hrg 245jt Nego V.M12848-15/11

Mits Outlander sport GLS 2.0 matic 2013 hitam kond mls spt baru 081250399111 Hrg 210jt Nego V.M12493-7/11

Dijual Luxio AT 2010 tipe X putih tgn 1 terawat Hub 08125179630 Hrg 119jt Nego V.000-11/11

Sales Anti Mahal 5 jt cukup buat DP mobil Daihatsu V.M12522-26/11 Harga Nego

IMUS 0853 3287 7555 ANTO 0813 4160 0339

NISSAN

SIGRA DP 15jt angsuran 2juta

AYLA DP 7jt angsuran 2juta

Harga Nego

Harga Nego

V.M12304-19/11

V.M12304-19/11

ZAI 0813 5070 2774 BB: 59FF631A MUKSIN 0852 4822 9010 BB: 5386AA20

Ayla DP 9 juta angsuran 1jtan V.M12863-5/12

Sigra DP 19 juta angsuran 3jtan V.M12863-5/12

HUB: LIYA 0813 4800 2489 Kunjungi Webs ulun : www.daihatsubjm.com

Promo Bulan Ini Stok Terbatas HONDA BR-V DP 30 jtan All New Brio DP 27jt V.M12870-7/12 Harga Nego

Promo Bulan Ini Stok Terbatas HONDA Mobilio DP 13jtan All New Jazz DP 39jt Harga Nego V.M12870-7/12 PROMO AKHIR TAHUN HONDA TRIO KALSEL DISKON BESAR Hub. RUSMIN AWALUDDIN 085249111177 BB : 5F0D3FEA

All New Hilux Pick-up 2015 Akhir Abu2 met Kond Mulus Hub082151730888 V.M12640-12/11 Harga Nego

L300 Box Th2012 Akhir. Putih asli Dealer. Brng Orisinil Hub 081348282600 V.000-13/11 Hrg 105jt Nego

Dijl Nissan Evalia 2014 wrn silver Kond OK Hub 081251116121 V.M12826-9/11 Hrg 117jt Nego

HONDA

CRV 05 Matic pjk panjng mls ac tv jok klt km rndh Bunymin 1 km 6.5 HP.082158335225 V.M12856-10/11 Hrg 105jt Nego

Dijual Honda Jazz Th2011 Matic Putih, plat DA asli Banjar Hub081348590008 Hrg 140jt Nego V.M12302-12/11

BANY AK MA TA MELIHAT IKLAN ANDA PASTI dan YANG PASTI ANDA TIDAK AKAN RUGI !!! BANYAK MAT


Tribun Jual Beli banjarmasinpost.co.id

BANJARMASIN

LAIN-LAIN

PROPERTI

Dcr Karyawan/ti U/Peternakan RUMAH DIJUAL JASA kambing & sapi (pemeliharaan Djl rmh T.42&36 DI GG 21 KECANTIKAN dan penanaman rumput) Hub. Sutoyo S (Tlk Dlm) Dpn SuperAgen resmi Ashanty beauty Cream 082255868018 market 88 hub.081330019360 B00122.2016M12859-3 Kalimantan Ready Stok,IG : B00001.2016M12791-3 Dcr Krywti brjilbab usia 20@ashantybeautycream_kalimantan Djl Rumah+Tanah Uk:10,5x BBM 589e3d2e /WA 08125455 27th,mnguasai Komputer, 23m,SHM,Jl.Pramuka Komp. Dtmptkn bag.Travel.Hub:Ibu Li- Smanda RT.020 Kel.S.Lulut, 1846 B00001.2016M12778-4 ana 081250124378 Kec.Bjm Timur. Hub.081250103 B00001.2016M12854-3 Agen resmi Daita Nafa Urbach 887 Kalimantan ready stock, IG Dicari Apoteker sebanyak 1 B00001.2016M12891-4 Orang,S1 Apoteker. Hubungi: @daitanafaurbach_kalimantan Djl.Rmh Komp.Banyu Anyar BBM : 55237562 / WA : 085248 APOTIK MURI Telp.08115143 Blok V-A No.90 Ls.tnh 16x16, 950/ 08115012842 322030 TP. Hub.082148001974 B00001.2016M12779-4

BANGUNAN

“Dhiya ul-haq desain” mnrm desain ekterior & interior. Hasil 3D, gambar kerja & RAB. 0813 48318461 B00052.2016M12239-3

RENTAL

PASHA RENTAL BJM Mnywkn khss Avanza hrian/mggn/blnn pkai Spr/Non Spr. 0851060 70040/ 085651123769 B00402.2016M12287-3

VERA RENT Menyewakan Innova 2016, Fortuner, Avanza, hub 0811508748, bs melayani wil Surabaya B00664.2016M11894-3

SEDOT WC

B00001.2016M12882-3

PT.WOO TEKH INDONESIA Cab. BJM Membuka Lowker sbg Staff Medical Check-up. Syrt:Pria/Wanita max30th, Min.SLTA/Sdrjt,tdk sdg kuliah, blm menikah. Fas:Insentif Bulanan&harian,Bonus,jenjang karir,MES. Hub:081351273859/ 089623550495 B02365.2016M12823-7

MESIN FOTO COPY

Ahli WC mampet,westafel,Cuci FORD piring,Saluran,septic tank dll garansi tanpa bongkar 08235 Ford Fiesta 1.4 htm 2011 mls jrg pki fog lamp,kamera mdr,ist. 8026962 B00278.2016M12600-3 082153066409 SERVICE

ATEKNIK ELEKTRONIK Menerima Panggilan prbikn TV,LCD,LED,PLASMA,DVD 085249862129/085100406535/ 08152115733 B00091.2016M12099-3

B00309.2016M12155-3

FILTER AIR MUTIARA AC Mlyni:Servis AC Psg/Bongkar psg AC,Perbaikan Agen Water Filterindo Pmsngn AC&Inst.Lstrik.085246528168/ Depo Air Minum Harga Mulai 085332146705 16jtCash/Krdt,Srvce & Prlngkpn B02327.2016M12380-3 TARYO TEKNIK servis ditmpt LkpDjamin Trm Order Dlm & TV, kulkas, AC, mesin cuci, LuarKota 082153112499/0852 instalasi listrik,dll 085348159255/ 49581433/085386680001, BB:291E300C. 082159171487 B00644.2016M12298-3

SERVICE

Panggilan Service komputer, netbook,PC,laptop,kermh,kantor Hub:085348468216/08125000 5123 B00001.2016M12706-3

SAIDY COMPUTER. Mnrm panggilan service komputer, laptop, printer,warnet,dll. Hub. 0852 48833200 B00292.2016M12636-3

LOWONGAN KERJA

B00671.2016M9592-6

GLOBAL FILTERINDO. Spclist Depo Air Isi Ulang, Water Treatment,UV-RO(Reverse Osmosis),Alkaline Bio-Mineral/ Energi,Ozon,Extra OKSIGEN O2 StdDEPKES RI, Byk Bns S.part LkpHrg Mulai 16jt Cash/ Krdt. Hub :0511-3268289/08162 12 136/0811503331 PIN BBM: 24C5336D B00706.2016M12660-8

LAIN-LAIN

CV.Mulia Jaya Sakti distrbutor RakGudang & prlngkpn Rak Dcr. Operator Bubut. Lmrn dikrm Mini Market.Hub.Jl.Pramuka PT.Mega Karya Tehnik Jl.A.Yani Km.6 Rt.8No.2A (0511)3274398/ Km.21 L.Ulin brt L.Anggang Bjb. 0851007700365 LAIN-LAIN

B00001.2016M12825-3

likes: BPost Online

9

TOUR & TRAVEL WISATA

Wisata 2 Pulau Bali&Lombok Start 16 Nov Rp.5jt. Info ALYA TOUR BJM 081349549639 PIN BB 596D9414 B00019.2016M12437-3

BANJARBARU LOWONGAN KERJA LAIN-LAIN

B00001.2016M12853-3

HONDA Jual BU rumah Mnmls Type 70 Djl mbl Honda CRV 2.4, putih, LT:100(Tanah Padat)Jl.Mahat Kasan Komp.Permata Hijau matic,th.okt13,HM rndh, mlik Blok E-3 Gatsu Bjm. Hub : 0823 sndri,asli bnjr,hub.0811 500519 B00661.2016M12689-3 24523456 (TP) B00001.2016M12851-4

RUMAH DIKONTRAKKAN/ KOST

B01278.2016M12820-3

HOMESTAY PERSADA MAS A.Yani km 8;Mulai 1,5jt/Bln. AC+Water Heater+TV+Dapur Hub:081254966638 B02313.2016M12730-3

TANAH DIJUAL

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Djl rmh T36/160 Jl.GT.Manggis BJB.UM rngan & bs diatur hub.08164569217/085100433 485/081251341985 B00001.2016M12337-3

TANAH DIJUAL

Djl Tanah Perumhn brbagai ukuran,SHM pggr Jl.A.Yani Km28 Landasan Ulin siap bgn. Hub:082353359797 B00001.2016M12432-3

Tnh SHM L. 4871 m2 lok.strtgs Djl tnh Jl.Pramuka Banjarmasin, prss di Bund. Palm Trikora Bjb. TOYOTA 2 Dijual Toyota Kijang STS LT : 6.130 M , SHM, letak dkt RSUD,Perkntrn Gub, 54711881 Bandra. cck u/htl,apartemen, Th.1980, Kondisi Baik. Harga strategis. Hub : 0857 B01789.2016M12841-3 16jt Nego. Hub:081250080115/ Djl Tanah Perumahan uk.10x28 SPBU 081325396126 B00252.2016M12701-4 081351989962 Pematang Km4 Gambut. Hrg B00001.2016M12894-3 PELAIHARI 50jt Nego. Hub:081351989962/ PENDIDIKAN PROPERTI 081250080115 B00001.2016M12700-3

AUDIO SERVICE ELEKTRONIK: Menerima Panggilan Service KURSUS TV,AC,Mesin Cuci Hub.081250 Jasa Pengetikan Skripsi,Thesis, 35225 Banjarmasin B00001.2016M12598-3 KTI, Olah SPSS, Program JUPITER brgrnsi,kulkas,msn Komputer Untuk semua cuci,service AC (0511)3259723 Jurusan; 081210630812 B00001.2016M12057-3 085104592772/081250007997/ 085102500994 PERLENGK.RT

KOMPUTER

follow us: @banjarmasinpost

Dcr.tng ahli Akuntansi Wnt,blm mnkh.min SMA/sdrjt.berpng. min 2th.Jl.A.Yani Km 36.5 sbrng B00296.2016M12668-3 Samsat/Q Mall Bts kota Djl:Rmh LT:10x20, LB:10x15, Bjb.Properti PT.Berkat Rizki Lkp,SHM & Tnh ,SHM,10x20 Alam 082153585613 B00001.2016M12716-5 Hub : 089635353555&0853487 MOBIL DIJUAL 26278

Mau bk usha Fotocopy,Msn Br, Trjangkau,grnsi sparePart 1 Dkntrkn Rmh +isi Km 7,3 Th,grnsi servis,seumur hdp,0812 Citraland Blok B5 No.2 Purple Clutser Bjm,nego 081251901 53190702 B00001.2016M12300-3 513/082153556236 MOBIL DIJUAL

epaper.banjarmasinpost.co.id

SELASA RABU

813 NOVEMBER 2016 JANUARI 2016

B00119.2016M12874-4

B00001.2016M12895-3

Djl C/K Tanah Kav,SHM Uk. 10x16 hrg mlai 8,5Jt Angs Mlai 168 Rb/Bln Beli Tnh GRATIS HP. Info 081254032006/081347 536097 B02009.2016M12557-4

RUMAH DIJUAL

Djl/sewa Komp.Permata Jingga Gg Biduri 2KT,1KTm, dpr,grs, PLN 1300. 085651123769/085 106070040 TP B00402.2016M12035-3

Djl Tanah di Bingkulu Dpn Penetasan Ayam Kec.Nusa Indah Luas : 10.000 M² Hub : 081330019360 B00001.2016M12790-3

Djl Tnh di Sambangan Datu Insad Luas : 9360M² Kec.Bentok. Hub : 081330019360 B00001.2016M12789-3

Djl Tanah Ksong Uk.31,5x35 M,SHM, bisa dbngun ruko 7 pintu, Jl.Mesjid Jami simp Kub.Muslimin samp.Alfamart Bjm hub.081297682596.3M/ Nego B00001.2016M12482-4

Djl tnh sluas 4,3Ha kwsn industri Bati-bati,cck utk pergdgn & pabrik, hrg nego. Hub.08125 5603016 B00001.2016M12205-3

Djl Tanah, Kavling P:18,L:10, SHM, Strtgs Dekat SMF ISFI, Simp Cmr RyaII Hrg 2,2 Jt/ Nego 081349742705 TP B00001.2016M12847-3

SHM,L:50 M,P:24 M Jl.Lingkar Utara KM.17 A.Yani arah bandara Hrg 950 Rb/M² Hub.08 5245949988 B00001.2016M12237-3

GYM

FLORIST

PET SHOP

GADGET

OLEH - OLEH

ASSESORIES FUTSAL

OPTIK

FASHION

BAHAN BANGUNAN

SALON

BENGKEL

SASIRANGAN

SOUVENIR

JASA

RUMAH MAKAN


Tribun Jual Beli

RABU 10 SELASA

813NOVEMBER 2016 JANUARI 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

BANJARMASIN

Djl/dikont T100+Prbot,Kitchn Set Jl.Pramuka Komp.Green Pramuka No39 081251720058 Hrg 1,8M Nego V.M12561-27/11(ktr)

Djl Rmh,Jl.Permata Raya1,Komp.Griya Permata,Handil Bakti 081348401208 V.M17793-3/12(hasfian) Hrg 300jt Nego

Djl rmh Lt.115 Lb.105 KT2 KM1 Jl. Dahlia Gg.Budaya. Hubungi 081345011601 Hrg 290jt Nego V.M12710-12/11(ktr)

Dkont rmh 2KT, 1KM, Garasi Mobil, Hub.08125006445 / 081351424492 Harga Nego V.M12846-15/11

Dijual Ruko lantai 3, lbr 15x20m, 3 pintu, Hub. 081251305721 V.M12658-20/11(aries) Harga Nego

Dijl Rmh+Kontr L20 P15 Jl Manggis Komp Rambai Padi3 No56 hub085393160993 Hrg 500jt Nego V.M000-9/11 (met)

Djl rmh Lt.519m2 Jl.Gatot Subroto Timur III No117 Rt27 Bjm Hub081229559511 Harga Nego V.M12681-8/11(raja)

Dijual rumah type 50+, pagar tembok stainles Hub081348590008 Hrg 325jt Nego V.M12166-9/11(aries)

BANJARBARU

BATULICN

PELAIHARI

Djl rmh Jl.Trikora T.70,Cash KPR,r stock. Hub.081349593879/081348201313 Hrg 500jt Nego V.M12642-20/11(ktr)

Dijl cpt Ruko+tnh L1525 M Jl Veteran simp4 tanbu hal luas Hub 081251560606 Hrg 650jt Nego V.12836-16/11(dyt)

Djl Ruko 3LT+Srng Walet siap Panen Jl.Raya Takisung PLH 085305120030 Harga Nego V.M12680-11/11(alam)

Dswkan Ruko 3 LT. Jl. KS. Tubun Sbrng Indomaret. Lksi strtgs 081805445373 V.0001-30/6 (wahyu) Harga 45jt Nego

Rmh T36/140 di Jl Mahligai Pal 7 dkt Bunyamin 3 Hub 0816974939 V.0001-15/5(ktr) Hrg 215jt Nego

Djl Perum Bumi Basirih Permai No42 Jl Tembus Mantuil uk 10x12 082149700110 V.0001-30/10(ktr) Hrg 175jt Nego

Ovr krdt S Andai Jl Pdt Karya Komp Mutiara Raya Rt26 No127. 081256724847/081348807335 Hrg 115jt Nego V.0001-30/11(ktr)

Djl Rmh Lb80 Lt116m² Jl.Angsana 9 Rt22 No.15 Kayutangi Bjm 082156190486 Hrg 375jt Nego V.0001-15/6(ktr)

Rmh+Tnh 15x20,Bgn Lux,Hrg dbwh psrn. Jl.Kytngi Smpg Gst 1 No.15A. 082153999953 Harga 2,5M Nego V.0001-30/9(metty)

Jl Banjar Indah Permai Km5,5 Komp PLN/Listrik Indah. 5kt Hub 082159036363 Hrg 950jt Nego V.0001-15/8(ktr)

Djl Rmh/ kost, Kayutangi2. P 20m; L 23 m. ex klinik 3 kamar. Hub 081347227455 TP Hrg 2,3M Nego V.0001-30/8(ktr)

Jl.HKSN Permai Blok 10B, 6AC,2 pmnas air cck u kost2an 081349596190 TP Hrg 750jt Nego V.M12551-26/11(silvy)

BANJARMASIN H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

Dijl/digadai Rmh Komp AMD Blok H1 No38 T80 Lt keramik 085248806806 bns spd mtr V.0001-30/9 (ktr) Hrg 300Jt Nego

Dijl Rmh T36+dapur 2Kt Jl Manarap Km8 Gg H Usdar Hub 085349537999 V.0001-30/4 (Ktr) Hrg 150jt Nego

Dijl cpt T82 Kt2 Km2 Bjb Jl Tarunapraja 3 dkt PLN BPG& JPOK 081250019972 Hrg 270jt Nego V.0001-15/6(hmd)

Dsewakan ruko 1 pintu 3 Lt Jl Veteran arah pramuka, pggr jln strtgs min.2th 081952578880 V.0001-15/8(ktr) Harga 110jt/th Nego

Ovr krdt T42 SHM LT.9,6x19 Di Grha Maha tama (Lewat Flyover) Hub085733115555 Hrg 177jt Nego V.0001-30/5 (ktr)

HARGA DIATAS 300 JUTA

Dijl Rmh T70 Jl Padat Karya Komp Purnama Jlr utama 1-2 Rt9 Sei Andai 085387407397 Hrg 650jt Nego V.0001-30/11 (Ktr)

Djl Ruko Uk4,5x13 Jl Gunung Sari No20 stratgis Hub082254069557/082255153505 Hrg 1,5M Nego V.0001-31/8 (ktr)

Djl Cpt Rmh pggr jln Jl Simp Tangga Rt37 No.1 Jlr 1A Lt15x25 Hub085248806806 Hrg 1 M Nego V.0001-30/9 (Ktr)

Djl cpt T63 Lt 10x16 m2 Jl Mahligai Komp Boga Indah I No40 Hub 081348977007 Hrg 350jt Nego V.0001-30/8(hdn)

Djl rmh & tnh uk 15x40 Komp Banjar Indah Jl Pinang Raya 2. 08125008083 Hrg 2,6M Nego V.0001-31/10(ktr)

properti properti Untuk Informasi lebih lanjut hubungi bagian iklan BU Dijl Rmh Kost 35 Kmr/wc dlm fas lkp KTangi blkg Ged Wnt lt1520m bs TT 08125179630 Hrg 2,3jt/m Nego V.0001-31/11(ktr)

Dijl/dikontRmh14Kmr1Ktr lkp JlDarmabudiKo mp Darma praja bs TT mbl/rmh085248806806 V.0001-30/11 (ktr) Hrg 4,9M Nego

2

Djl rmh 2lt 3kt 1km Lt100m Jl Malkon Temon Komp Buana Permai. 082153029994 V.0001-30/11 (hfz) Hrg 400jt Nego

Djl kos br 7 KM/WC dlm SHM uk 10x15 Jl Berunjai Jl Kendedes II No86 Rt40 082255037052 Hrg 425jt Nego bs TT V.0001-31/11(ktr)

Djl cpt Ruko 2 lt Jl.Sulawesi Psr Lama Bjm fas listrik air pdam Hub 08125103136 V.0001-15/6(hdn) Hrg 1,3M Nego

Dijl Tnh+Gdg L700m2 SHM Pgr Panel Kllng A Yani Km21 Jl Sriwijaya 081258317976 Hrg 900jt Nego V.0001-15/11 (ktr)

Djl murah lok sgt strategis 50m dr Jl K Tangi (samp Gdg Wanita) 081251369456 V.0001-15/8(ktr) Hrg 800jt Nego

BANJARBARU - LANDASAN ULIN HARGA DI ATA S 300 JUTA

T90 Komp Asabri Blok DC 15 Sei Ulin Bjb 3Kt 2Km Bns AC PDAM grsi 08125003461 Hrg 375jt Nego V.0001-8/11 (dyt)

Djl T.100 Komp Wengga Kuda Sbrng RSUD Baru Tandon+Funiture 081348312014 Hrg 457jt Nego V.0001-15/8(rian)

Jl.Abadi 1, Kel.Gt Manggis, Bjb, SHM, PLN, PDAM,sumurLt354m 2. 085386800707 Hrg 550jt Nego V.0001-15/11(dyt)

Jl Trikora Prm. Griya Utama Trikora thp 1, Blok B No13 LU Hub 085349062325 Hrg 320jt Nego V.0001-15/11(rian)

Djl cpt Lt140m2 Lb140m2 Komplek Griya Ulin Permai Bjb Hub 08125021411 Hrg 300jt Nego V.0001-15/11(rian)

MARTAPURA H A R G A D I B AWA H 3 0 0 J U TA

HARGA DI ATA S 300 JUTA

Rumah Komp.BPI Bjb Lb100 Lt126. SHM Hub081313099099 Hrg 250jt Nego V.0001-31/5(dyt)

Djl Rmh + Tokonya 2 pintu,Lokasi Pinggir Jln Sekumpul Mtp 08115129749 No SMS Hrg 600jt Nego V.0001-30/11(husaini)

T36 Hook PLN PDAM sumur Komp Benawa Raya Jl Bir Ali No1 Bjb Lt180m2 085386800707 Hrg 155jt Nego V.0001-30/9 (Dyt)

Ovr krdt Jl Swargaloka Golf LU Komp Wella Mandiri dkt Bandara 081254743508 Harga 25jt V.0001-30/8(dyt)


Tribun Borneo banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER NOVEMBER 2016 2016 8

likes: BPost Online

11

BANJARMASIN POST GROUP/M ELHAMI

PERLAHAN - Pengemudi mobil dan pengendara sepeda motor melintas pelan di jalan yang rusak.

Sebulan Lebih Jalan Dibiarkan Rusak PARINGIN, BPOST - Sudah sebulan lebih, jalan nasional Kabupaten Balangan di Kelurahan Batupiring di depan Masjid As Saadah, kondisinya rusak parah. Itu dampak dari galian pihak PDAM setempat yang mempembaiki pipa di kawasan tersebut. Bekas galian memang ditimbun kembali, namun kondisinya tidak sama seperti semula. Ditambah banyak mobil berat lalu lalang, sehingga bekas galian kembali terbuka. Berdasar pantauan BPost

di lapangan, pihak terkait memasang imbauan melalui spanduk agar pengendara berhati-hati. Selain itu, ada ban bekas di tengah jalan supaya pengendara waspada. “Saya pribadi terganggu sekali. Semestinya ada penanganan cepat dari pihak terkait. Apalagi di sini kompleks ibadah dan pendidikan,” tutur satu warga bernama Suri. Saat dikonfirmasi, Kabag Teknis PDAM Balangan, Salihin mengakui bahwa

Terganggu 3 Jam BILA sesuai rencana, maka pada Selasa (8/11) hari ini warga di sekitar Kelurahan Batupiring akan mengalami gangguan pada suplai air leding selama sekitar tiga jam. Hal itu karena pihak PDAM melakukan pemindahan SR ke pipa PDAM yang baru. Kabag Teknis PDAM Balangan, Salihin, menyebutkan, pipa baru sepanjang 1 kilometer sudah dipasang. Saat ini tinggal koneksi ke pipa induk dan pemasangan SR. “Ini upaya kami untuk mempermudah pelayanan. Jadi kalau ada kerusakan, PDAM tidak menggali lagi di tengah jalan, karena saat ini pipa aliran sudah dipindah ke pinggir jalan,” jelas dia. (elh)

STORY HIGHLIGHTS z Jalan di Kelurahan Batupiring, Balangan, kondisinya rusak parah

z Kerusakan disebabkan bekas galian pihak PDAM Balangan z Warga setempat dan pengendara yang melintas menyatakan sangat terganggu atas situasi itu

z Bidang Bina Marga Dinas PU Balangan mengaku belum mendapat laporan terkait kerusakan tersebut.

rusaknya jalan tersebut memang dampak dari galian PDAM yang dilakukan beberapa waktu lalu. “Kami sudah koordinasi dengan instansi tekait seperti polres, PU dan dishub bahwa akan ada penggalian pipa,” ujar dia. Salihin mengatakan, seusai pemindahan pipa dari tengah ke tepi jalan, pihaknya hanya bisa meratakan kembali dengan tanah dan bebatuan agar tidak membahayakan pengendara. “Karena merupakan jalan provinsi, jadi PDAM hanya bisa meratakan pakai tanah dan batu. Mudah-mudahan

secepatnya diperbaiki, soalnya pemindahan pipa sudah hampir rampung,” harap dia. Sementara itu, Kabid Bina Marga PU Balangan, Cecep Ruswantoro mengatakan, terkait kerusakan jalan tersebut belum dilaporkan. Saat ini pihaknya masih berkoordinasi dengan Bidang Cipta Karya mengenai pemindahan pipa, target dan progresnya. “Setelah itu, akan diketahui sepanjang Jalan A Yani Batupiring yang mana saja yang berpotensi rusak akibat adannya pipa di bawah jalan,” jelas dia. (elh)

Tiap Minggu Sampah Menumpuk AMUNTAI, BPOST - Tahun lalu, Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU) gagal mendapat penghargan adipura. Satu penilaian yang kurang adalah Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah di Desa Tebing liring Kecamatan Amuntai Utara. Kini, penilaian Adipura kembali dilakukan. Namun upaya untuk melakukan perbaikan TPA Tebing Liring oleh Dinas Pasar Kebersihan dan Tatakota ( DPKT) HSU, masih mengalami kendala. Kepala DPKT HSU, Hasmi Rivai mengungkapkan, dalam penilaian Adipura sebelumnya, TPA Tebing Liring mendapat perhatian oleh tim penilai. Karena tahapan dalam pemilahan sampah masih belum bisa dilakukan secara otomatis alias manual, sehingga belum maksimal. Penyebabnya peralatan berupa jembatan timbang, mesin pemilah dan mesin pencacah yang ada sejak 2009, masih belum difungsikan. Bahkan ada yang sudah rusak dan memerlukan perbaikan.

“Selama ini, sampah yang masuk ke TPA tidak melewati tahapan tersebut. Sampah tidak ditimbang. Untuk pemilahan sampah dilakukan oleh tenaga kebersihan saat memungut sampah dari TPS,” jelas Hasmi. Namun, pemilahan sampah dengan cara tersebut belum maksimal. Sebab sampah yang diambil hanya yang bisa didaur ulang untuk dijual kembali ke bank sampah. “Sampah juga tidak melalui mesin pencacah, langsung dibuang ke TPA untuk ditutup menggunakan tanah atau sistem sanitary landfill. Sistem ini juga masih belum berjalan sempurna karena pemerintah daerah kesulitan mendapatkan tanah untuk menimbun,” beber Hasmi. Idealnya, imbuh dia, sampah ditimbun satu minggu sekali. Tetapi karena keterbatasan tanah, biasa dilakukan dalam satu hingga bulan. Pihak DPKT mengajukan anggaran untuk melakukan perbaikan senilai Rp 150

BPOST GROUP/KURNIAWAN

juta. Namun ternyata usulan tersebut masih belum dikabulkan. Hasmi melanjutkan, karena anggaran belum disetujui, maka pihaknya tak bisa memperbaiki peralatan yang ada di TPA Tebing liring. Untuk menghadapi penilaian Adipura, Hasmi mengatakan pihaknya telah mengoptimalkan tenaga kebersihan. Dengan menambah jumlah, menambah fasilitas seperti armada dan tempat sampah. Pengambilan sampah dilakukan tepat waktu, sehingga tidak ada lagi sampah

yang menggunung di TPS. “Masyarakat juga kami Imbau untuk membuang samph hanya pada pukul 6 sore hingga pukul 6 pagi,” sebut Hasmi. Satu warga Kelurahan Sungai Malang, Ruli mengatakan, untuk hari kerja pengambilan sampah memang sudah baik. Hanya saja saat hari Minggu masih ada sampah yang belum terangkut seperti di simpang tiga Sungai Malang dan di TPS Kebun Sari. “Kami harap, hari Minggu Kota Amuntai juga tetap bersih,” ucapnya. (nia)

Lintas Banua Anam

0811/B11

Sumbangkan Darah Kapan Saja

Rumah Tiga Pintu Terbakar

RANTAU - Enam orang remaja duduk santai di ruang tamu setok darah di Rumah Sakit Datu Sanggul, Rantau, Tapin, Senin (7/11). Mereka baru saja menyumbangkan darah kepada pasien yang kemarin menjalani operasi. “Kami relawan donor darah Kabupaten Tapin. Kapan pun warga perlu darah, kami siap mendonor,” ucap Ocha, koordinator relawan tersebut. Di Tapin, sebut dia, ada ratusan relawan pendonor darah. “Tidak hanya warga Tapin, tetapi beberapa kabupaten tetangga sering meminta kami datang, termasuk Banjarmasin,” kata Ocha. Ditanya tujuan mereka, Ocha menyatakan hanya ingin membantu orang yang memerlukan darah. “Selain itu, badan senantiasa sehat,” timpal Edo, relawan lainnya. (him)

TANJUNG - Kebakaran terjadi di Desa Kapar RT2 Gang Damai, Kecamatan Murung Pudak, Kabupaten Tabalong, Senin (7/11) siang sekitar pukul 11.00 Wita. Api melahap sebuah rumah kontrakan tiga pintu milik H Samsuri. Dua bedak dihuni Hadi Darwis sekeluarga dan H Tahir sekeluarga. Menurut saksi mata di lapangan, kobaran api diketahui awalnya dari kepulan asap pekat di rumah kontrakan tersebut. Warga setempat sempat berupaya untuk memadamkan api. Namun, rumah kosong itu dalam keadaan terkunci. Untung barisan pemadam kebakaran cepat berdatangan ke lokasi. Sekitar 15 menit api menyala, akhirnya berhasil juga dipadamkan dan tidak sempat merembet ke bangunan lainnya yang ada di sekitar lokasi. Kapolres Tabalong AKBP Zuhdi Batubara melalui Kasubaghumas Iptu H Ibnu Subroto, mengatakan api diperkirakan dari arah dapur. “Kerugian sekitar Rp 300 juta,” sebut dia. (dny)


12

Tribun Borneo

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Lintas Banua Anam

Pakai Sepeda Motor

Bikin SIM Wajib Punya KTP-el

Malah Lebih Mahal Warga Minta Keruk Dasar Sungai AMUNTAI, BPOST- Sudah cukup lama warga Desa Pondok Babaris di Kecamatan Sungai Pandan, Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), kesulitan mengangkut hasil panen karena air sungai terlalu dangkal. Padahal para petani lebih mudah dan hemat mengangkut hasil pertanian menggunakan perahu. Karena itu, warga berharap normalisasi atau pengerukan dasar sungai yang berada di antara permukiman tersebut. “Apalagi titian mulai rusak dan jembatan sudah miring,” keluh Baihaqi, satu warga Desa Pondok Babaris. Dia melanjutkan, jika menggunakan perahu, petani dapat membawa hingga delapan karung gabah sekali angkut. Sedangkan bila menggunakan sepeda motor hanya mampu membawa tiga karung. Selain itu, mengangkut hasil panen menggunakan sepeda motor juga lebih mahal dan perlu ekstra hati-hati. “Soalnya titian yang ada di Desa Pondok Babaris tergolong sempit,” sebut Baihaqi. Dia menambahkan, saat musim kemarau warga hanya bisa memanfaatkan sungai di daerah tertentu. Itu pun menggunakan jukung. Karena kalau menggunakan perahu motor, maka mesin

STORY HIGHLIGHTS z Di Desa Pondok

Babaris, HSU, warga kesulitan angkut hasil pertanian karena sungai dangkal z Titian dan jembatan yang ada terasa tidak aman dan nyaman saat membawa banyak bawaan z Warga pun minta kepada pemerintah daerah agar segera melakukan normalisasi sungai z Pengerukan dasar sungai di sana terakhir dilakukan pada 2011

BANJARMASIN POST GROUP/RANI KURNIA WATI

DANGKAL - Dua warga saat akan naik perahu ces di sungai Desa Pondok Babaris, HSU, yang airnya dangkal.

akan menyentuh dasar sungai. “Kalau ingin menyeberang ke pasar di Desa Pinang Habang, biasanya perahu ditarik dari seberang,” ujarnya. Sungai Desa Pondok Babaris terakhir dilakukan

TARIAN Ikasai Rundui Disambur Apui Dayak Deah Halong.

normalisasi pada 2009 dan 2011 yang dilakukan bertahap. Panjang sungai yang biasa dilalui masyarakat sekitar 2 kilometer. Secara terpisah, Kepala Bidang Pengairan Dinas Pekerjaan Umum HSU, Maliki

mengatakan, pihaknya memang berencana melakukan normalisasi sungai di Desa Pondok Babaris. “Anggarannya sekitar Rp 200 juta. Jumlah itu sama dengan desa-desa lainnya,” kata Maliki.

TARIAN Apu Manukurung dari Dayak Desa Liyu.

Namun, imbuh dia, karena sudah memasuki musim penghujan, masih akan dilihat kondisi sungai. Kalau memang memungkinkan, maka segera dikerjakan sebelum air dalam dan tidak bisa dilakukan pengerukan. Menurut Maliki, untuk normalisasi sungai sebenarnya bisa diupayakan menggunakan anggaran dana desa dan aparat desa juga bisa mengusulkan ke bidang pengairan. “Normalisasi sungai hanya bisa diberikan ke desa yang melakukan pengajuan langsung, atau telah diprogramkan melalui musrenbang,” jelas dia. (nia)

RANTAU - Bagi warga yang belum punya KTP elektronik (KTP-el), sebaiknya segera membikin ke kantor disdukcapil setempat. Sebab, banyak sekali urusan/keperluan yang mewajibkan KTP-el sebagai satu di antara persyaratannya. Contohnya pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM) di kepolisian. “KTP el wajib ada kalau mau bikin SIM,” kata Kasatlantas Polres Tapin, AKP Abd Fatah, Senin (7/11). Lebih jauh dia menuturkan, peminat pembuatan SIM terus meningkat sejak

diberlakukannya proses online. Kemarin pagi, kursi tamu di ruang pembuatan SIM di Polres Tapin tidak tertampung, hingga meluber ke luar ruangan. Menurut AKP Abd Fatah, peminat pembuat SIM terus meningkat karena kesadaran masyarakat memiliki dokumen lalu lintas sudah bagus. Di samping itu, sejak adanya SIM online, juga mempengaruhi warga datang membuat SIM di Polres Tapin. Sebab, warga luar Tapin dapat memperpanjang SIM-nya di Tapin. (him)

BANJARMASIN POST GROUP/DONY USMAN

Masyarakat Terlatih Hadapi Bencana TANJUNG - Ratusan orang berkumpul di lapangan sepak bola Desa Halong Kecamatan Haruai, Tabalong, Senin (7/11) pagi. Mereka bukanlah suporter atau pun pramuka yang sedang berkemah. Melainkan anggota taruna siapa bencana (tagana) dan para sahabat dari organisasi serupa. Kemarin, resmi dibentuk Kampung Siaga Bencana (KSB) Al Kautsar di Desa Halong. Apel langsung dipimpin oleh Bupati Tabalong, H Anang Syakhfiani. Kepala Dinas Sosial dan

Tenaga Kerja (Dinsosnaker) Tabalong, H Yuhani mengatakan, pembentukan KSB itu satu tujuannya untuk mengubah pola pikir masyarakat dalam menghadapi bencana. Selain itu, untuk mengurangi jumlah korban baik jiwa maupun fasilitas bila ada terjadi bencana. “Kemudian juga mengorganisir masyarakat yang terlatih hadapi bencana,” ujar Yuhani. Makanya dalam pertemuan itu ada penyuluhan soal bencana, pelatihan hadapi bencana, simulasi dan apel siaga. (dny)

PESERTA

Karnaval Anak Dengan Tema Lingkungan Memanfaatkan Bahan Bekas Sebagai Kostum

Festival Dangsanak Adaro 2016 z “Wan Dangsanak Gawi Sabumi Maharung Banua”

JUARA 1 Lomba Fotografi Festival Dangsanak Adaro

0811/B12

PERSEMBAHAN Adaro Group dan Komunitas Dangsanak Adaro kepada masyarakat Tabalong dan sekitarnya Festival Dangsanak Adaro menjadi wadah untuk berekspresi, akulturasi budaya dan mengembalikan nilai-nilai historis masyarakat Kabupaten Tabalong. Juga sebagai wadah edukasi masyarakat untuk menjaga dan melestarikan lingkungan. Festival Dangsanak Adaro yang dilaksanakan pada 30 Oktober - 04 November tersebut, terekam dalam karya-karya fotografi berikut. (*)

KECERIAAN siswa-siswi Paud Adat Desa Liyu.

FOTO-FOTO:ISTIMEWA

TARIAN Mandau Dayak Deah Halong

JUARA Adaro

3 Lomba Fotografi Festival Dangsanak


Tribun Borneo banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

13

Riyadi Yakin Raih Adipura 95 Persen Titik Pantau Siap Dinilai

PELAIHARI, BPOST- Tim persiapan penilaian Adipura di Kabupaten Tanahlaut, mengklaim titik pantau 95 persen dalam kondisi siap dinilai. Itu dikatakan Kepala Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Tanahlaut, Riyadi seusai mengikuti rapat tim persiapan Adipura bersama instansi pendukung di Kantor Bupati Tanahlaut, Senin (7/11). Menurut Riyadi, dari 41 titik pantau yang akan dinilai tim adipura dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, lima persen tinggal menyiapkan petugas di lapangan. “Petugas di lapangan di setiap titik pantau itu apakah bisa menjelaskan kalau tim dari Kementerian melakukan wawancara langsung. Tinggal itu saja yang saat ini kita siapkan,” katanya. Riyadi mengaku penilaian tim adipura nanti tak hanya secara fisik. Tapi ada juga nonfisik, sehingga ini yang sedang diupayakan agar semua petugas di lapangan mampu menjelaskan jika

tim penilai datang. Menurut Riyadi, peluang Kabupaten Tanahlaut mera-

ih dan merebut piala Adipura itu sangat besar. Itu karena waktu persiapan relatif panjang dan semua elemen di masyarakat mendukung penuh, termasuk instansi terkait. “Apalagi ini mendapat-

STORY HIGHLIGHTS z Persiapan Adipura tinggal menyiapkan petugas di lapangan z Semua elemen di masyarakat mendukung penuh, termasuk instansi terkait z Tempat pemproses akhir (TPA) Bakunci sudah dibenahi z Keunggulan Tanahlaut punya tempat pengolah sampah terpadu z Seluruh ASN dan PTT di lingkungan Badan Lingkungan Hidup sebagai petugas lapangan

kan arahan langsung dari Bupati Tanahlaut Bambang Alamsyah dan Wakil Bupati Tanahlaut Sukamta. Kita optimis,” katanya. Penilaian tim adipura dari Kementerian kategorinya semakin tinggi. Kalau Kabupaten Tanahlaut, ujar Riyadi pernah meraih trofi Adipura karena kategorinya hanya bersih dan rindang atau bersih dan teduh. “Tahun ini, penilaian adipura itu, bersih, teduh, sehat dan manfaat. Misalnya sampah itu dimanfaatkan atau didaurulang. Kategorinya lebih banyak ketimbang dahulu, pada 2014 lalu,” katanya. Riyadi senang karena tempat pemproses akhir (TPA) Bakunci sudah dibenahi dan Tanahlaut juga punya tempat pengolah sampah terpadu (TPST) di Kelurahan Angsau. “Inilah keunggulan kita punya TPST sebelum sampah dikirim ke TPA Bakunci,” katanya. Riyadi mengaku seluruh ASN dan PTT di lingkungan Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Tanahlaut, diberikan surat keputusan sebagai petugas lapangan menjelang kedatanagan penilaian tim adipura dari Kementerian LHK. “Kita tinggal dukungan pasukan kuning dari Dinas Pekerjaan Umum. Kalau Kantor Pasar, semua pegawainya sudah mendapat SK sebagai petugas lapangan,” katanya. (tar)

BANJARMASINPOSTGROUP/ISTIMEWA

KELUARGA KORBAN- Ketua

RT 1 Rahmadi dan adik korban memperlihatkan foto Hastuti alias Tuti. Keluarga minta agar penegak hukum memberikan hukuman yang seberat-beratnya kepada pelaku.

Minta Pembunuh Tuti Dihukum Berat PELAIHARI, BPOST - Kematian tragis yang dialami Hastuti alis Tuti (23), masih menyisihkan kesedihan yang mendalam bagi keluarga dan tetangganya. Senin (7/11), sejumlah keluarga dan tetangga berkumpul di rumah duka di Jalan Lentera RT 1 Desa Sambangan, Kecamatan Batibati, Kabupaten Tanahlaut. Tuti adalah korban pembunuhan yang dilakukan temannya, Ikram Igoran (21), warga RT 7 Desa Bentok Kampung, Kecamatan Batibati, Kabupaten Tanahlaut. Ikram yang terakhir keluar bersama korban dari pabrik pengolahan air kemasan. Korban bersama pelaku,

Kamis (3/11) malam itu, mau makan bakso bersama di Pasar Simpangtiga, Desa Nusaindah. “Saya bersyukur pembunuh anak saya itu, sudah ditangkap polisi. Harapan kami dia diberi hukuman yang setimpal,” kata Hamidah (40), ibunda Tuti. Hamidah mengaku tak punya firasat saat anaknya itu meminta izin keluar rumah, karena memang pekerjaan anaknya biasa pulang malam hari. Dia baru tersadar saat Tuti, Jumat pagi belum juga pulang. “Sebelum anak saya ditemukan hutan. Berbagai upaya melakukan kami lakukan, seperti mencari ke

rumah teman-temannya. Saya juga melapor ke polisi yang sering ke desa kami,” ujar Hamidah. Hamidah mengaku, dari keterangan sepupunya.yang juga bekerja di pabrik pengolahan air kemasan di Desa Bentok Kampung itu kalau korban malam itu pergi bersama pelaku untuk makan bakso. Ketua RT 1 Desa Sambangan, Kecamatan Batibati, Kabupaten Tanahlaut Rahmadi yang juga kakek korban mengatakan, bersama polisi mendatangi rumah orangtua pelaku di Desa Bentok Kampung dan rumah teman pelaku di Kelurahan Cempaka, Kota

Banjarbaru. Rahmadi mengaku bersama polisi mencari sepeda moto Suzuki Satria F milik korban dan sepeda motor yang telah diubah warnanya ditemukan parkir di belakang rumah teman pelaku. Kabagops Polres Tanahlaut, AKP Wahyu Hidayat mengatakan pelaku dan barang bukti akan diperlihatkan kepada pewarta, Rabu (9/11). Tuti ditemukan tewas dengan luka lebam di kepala dan bekas cekikan di leher, Sabtu (5/11) sekitar pukul 23.00 Wita, di perbatasan Desa Bentok Kampung dengan Desa Nusa Indah, Batibati. (tar)

Lintas Pesisir

Mardani Pastikan Tak Ada Lobi Jabatan

Mulai Dirikan TPS Pilkades BATULICIN - Pelaksanaan pemilihan kepala desa secara serentak di Kabupaten Tanahbumbu tinggal sepuluh hari, sebab pemilihan kepala desa resmi dilaksanakan 17 November 2016 mendatang. Tahapan demi tahapan telah dilakukan hingga pencetakan gambar calon kepala desa sebagai surat suara. Pencetakan pun dilakukan di lokal Tanahbumbu serta kotak suara juga sudah disiapkan Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah Desa (BPMPD) Kabupaten Ta-

nahbumbu. Plt BPMPD Tanahbumbu, Nanang Suwignyo, Senin (7/11/16), mengatakan saat ini jajarannya mulai melaksanakan pembentukan KPPS (kelompopk penyelenggara pemungutan suara) di masing-masing desa yang melaksanakan pilkades. “Saat ini kami mulai membentuk KPPS dan TPS (tempat pemungutan suara) selama dua hari yaitu 7 dan 8 November. Penduduknya yang banyak bisa didirikan dua TPS,” katanya. (hid)

DOK

MARDANI H MAMING BATULICIN - Kedisiplinan pegawai menjadi salah satu

pertimbangan untuk dipromosikan menduduki jabatan baru. Kali ini Pemerintah Kabupaten Tanahbumbu sepertinya cukup seelektif dalam promosi jabatan itu. Menyikapi disiplin pegawai, Bupati Tanahbumbu Mardani H Maming pun berencana segera melakukan pelantikan pejabat struktural berdasarkan Struktur Organisa-

si dan Tata Kerja (SOTK) baru sebagaimana telah ditetapkan oleh pemerintah pusat. Pelantikan pejabat selanjutnya baik untuk esselon II maupun pejabat esselon III juga akan bergulir. Banyaknya perubahan mengakibatkan adanya perubahan pejabat baru. Namun Mardani menegaskan, pada penyusunan perangkat baru ini, tidak ada

lobi melobi untuk menduduki jabatan baru. Dia akan memilih pejabat yang pantas untuk menduduki jabatan baru. “Tidak ada upaya lobilobi dalam pemilihan jabatan nanti. Siapa yang merasa siap, silahkan melapor dan akan dievaluasi terlebih dahulu sebelum dipilih,” kata Mardani di halaman Kantor Bupati, Senin (7/11). (hid)

0811/B13


14

Tribun Borneo

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

20 PNS Pemko Sudah Dipecat Inspektorat Proses Empat ASN Lagi PALANGKARAYA,BPOST - Pemerintah Kota Palangkaraya, Kalteng mulai tegas dalam upaya menangani pelanggaran administratif dan disiplin para pegawai di Lingkungan Pemerintahnya. Terbukti, dalam dua tahun terakhir, sudah ada sebanyak 20 Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau aparatur sipil negara (ASN) yang dipecat karena melanggar disiplin dan administratif. Kepala Inspektorat Kota Palangkaraya, Inspektur Alman Pakpahan, Senin (7/11) mengatakan, pihaknya setelah adanya aturan tentang UU Nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (ASN) yang mengatur tentang ketentuan peraturan perundang-undangan disiplin PNS tidak bisa mainmain lagi. Oleh sebab itu, dalam ketentuan tersebut jika ada PNS atau ASN yang melanggar disiplin salah satunya tidak masuk dalam waktu hingga 45 hari, pegawai yang bersangkutan bisa langsung dilakukan pemecatan. “Ada bermacam- macam pelanggaran disiplin yang dilakukan 20 orang ASN yang dipecat dalam dua tahun ini, di antaranya, tidak masuk kantor lebih dari 45 hari secara berturut-turut,” katanya. Menurut Alman, sesuai UU tentang disiplin ASN itu, setelah dilakukan inventarisasi, ada sebanyak 20 ASN yang melanggar disiplin sehingga Inspektorat berlaku tegas dengan mela-

STORY HIGHLIGHTS z Pemko Palangkaraya tegas dalam menangani pelanggaran administratif dan disiplin PNS

z 20 PNS sudah dipecat dalam 2 tahun terakhir z PNS yang dipecat karena melanggar disiplin dan administratif

z Inspektorat Kota Palangkaraya mengacu pada UU Nomor 5 z z z z z

tahun 2014 tentang ASN UU itu mengatur ketentuan peraturan perundang-undangan disiplin PNS jika ada PNS melanggar disiplin seperti tidak masuk dalam waktu hingga 45 hari, maka dipecat Pejabat atau ASN yang melakukan penyalahgunaan anggaran bisa dilakukan perbaikan Melakukan perbaikan selama 60 hari setelah diperiksa BPKRI Jika kerugian negara akibat kesengajaan atau keteledoran bisa dikembalikan lagi kepada negara

kukan pemeriksaan khusus (riksus). Kemudian, mengajukan dalam sidang mapeg serta mengusulkan kepada kepala daerah untuk melakukan pemecatan. “Saya juga ingatkan kepada pejabat atau ASN yang melakukan penyalahgunaan anggaran atau melakukan kesalahan dalam penggunaan angaran sehingga mengakibatkan kerugian negara sesuai undang-undang tersebut bisa dilakukan perbaikan selama 60 hari setelah diperiksa oleh BPK-RI,” katanya. Dia mengatakan, kerugiana negara akibat kesengajaan atau keteledoran bisa dikembalikan lagi kepada negara. “Semua kerugian negara akibat keteledoran atau ke-

sengajaan agar dikembalikan kepada negara, karena jika tidak dikembalikan maka penanganannya akan diambil alih oleh pihak kejaksaan atau kepolisian,” katanya. Sementara, Direktur Reserse Kriminal Khusus (Direskrimsus) Polda Kalteng, Kombes Pol Asep Taufik mengatakan, dalam aturan undang-undang yang baru tersebut memang membatasi pihaknya dalam melakukan penanganan langsung kasus-kasus dugaan korupsi di lingkungan Pemerintahan sebelum pihak inspektorat melakukan pemeriksaan administrasinya. “Kami bisa bergerak ketika kasusnya sudah ditangani Inspektorat dan setelah diberikan waktu perbaikan tidak dilakukan, baru bisa kami tangani,” katanya. (tur)

Banyak Perawat Berstatus TKS KUALAKAPUAS, BPOST - Jumlah perawat yang terdaftar di Kabupaten Kapuas sebanyak 900 orang, yang terdiri atas ASN, tenaga kontrak dan Tenaga Kerja Sukarela (TKS), di antaranya yang terbanyak perawat yang masih berstatus TKS. Setiap tahun Dinas Kesehatan Kapuas meluluskan 100 orang lulusan Sekolah Perawat Kesehatan (SPK). Demikian disampaikan Ketua DPD Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Kapuas Apendi dalam acara pelantikan pengurus Komisariat PPNI setempat dan seminar keperawatan di Aula Pemkab Kapuas, Senin (7/11). Kepala DPW PPNI Provinsi Kalteng, Natalamsyah, meminta seluruh perawat anggota PPNI Kapuas un-

0811/B14

BANJARMASIN POSTGROUP/JUMADI

AMBIL SUMPAH

- Ketua DPD PPNI Kapuas, Apendi (kiri) mengambil sumpah sekaligus melantik Pengurus PPNI ranting.

tuk dapat meningkatkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, tunjukan prestasi, pengabdian yang tulus dan ikhlas kepada daerah. “Saya yakin Bupati Kapuas akan memperhatikan para perawat yang masih berstatus

TKS,” katanya menyemangati 400 perawat yang hadir dalam acara itu. Pemkab setempat pun hanya memberikan tambahan insentif kepada para bidan di daerah terpencil serta tunjangan kelangkaan profesi. (jd)

BANJARMASINPOST GROUP/FATURAHMAN

MENINGGI - Luapan air Sungai Kahayan hingga Senin (7/11) semakin meninggi. Mengakibatkan air masuk ke dalam rumah terutama dataran rendah di bantaran sungai. Air juga semakin tinggi di jalan trans Kalimantan Poros Tengah di Desa Bukitrawi, sehingga mengganggu pengendara yang ingin melintas.

Rahmadi Siap-siap Mengungsi PALANGKARAYA, BPOST - Hujan lebat yang mengguyur Palangkaraya, Kalimantan Tengah , Senin (7/11) membuat debit air Sungai Kahayan meninggi. Dampaknya, luapan air tidak lagi hanya merendam jalan di permukiman bantaran Sungai Kahayan Palangkaraya dan Jalan di Bukitrawi Pulangpisau, tetapi mulai naik hingga ke lantai permukiman bantaran sungai. Kondisi ini membuat warga yang tinggal di bantaran sungai bersiap-siap ingin mengungsi ke rumah keluarga atau saudara yang berada di dataran lebih tinggi yang tidak terkena dampak banjir akibat luapan Sungai Kahayan. “Mulai hari ini sejak pagi hingga malam ini air sudah naik hingga ke lantai rumah, jika sampai besok makin tinggi, kami akan mengungasi ke atas di rumah keluarga,” ujar Rahmadi, warga Jalan Mendawai Kelurahan Palangka, Pahandut, Palangkaraya. Dikatakan dia, biasanya jika kondisi

air Sungai Kahayan meluap dan hujan semakin sering mengguyur Palangkaraya secara otomatis debit sungai makin tinggi hingga bisa merendam rumah dengan ketinggian hingga satu meter dari lantai rumah. “Banjir di Mendawai ini biasanya sampai seminggu lebih baru surut, makanya kami siap-siap pindah sementara jika debitnya terus meninggi,” ujarnya. Wakil Wali Kota Palangkaraya, Mofit Saptono Subagio mengatakan, hingga saat ini tidak ada sekolah yang diliburkan, meskipun ada sekolah di Kelurahan Petuk Ketimpun yang jalan menuji sekolah tersebut terendam tetapi siswa masih bisa menuju sekolah mnggunakan jukung. “Jika air sudah masuk sampai ke dalam ruangan kelas maka proses belajar mengajar bisa dialihkan sementara atau diliburkan.Kami serahkan kepada masing-masing kepala sekolahnya,” katanya. Sementara, kondisi ketinggian air

luapan Sungai Kahayan yang terus meninggi juga terjadi di Jalur Trans Kalimantan Poros Tengah di Desa Bukitrawi Kabupaten Pulangpisau. Jika sehari sebelumnya ketinggian air mencapai 50 centimeter, naik menjadi 80 centimeter ditambah arus air yang semakin deras melewati jalan nasional penghubung Palangkaraya menuju Kabupaten Gunungmas, Bartim, Barut, Barsel dan Murungraya hingga ke Banjarmasin Kalsel tersebut. Akibat luapan air Sungai Kahayan yang semakin tinggi itu, membuat antrean kendaraan yang ingin lewat semakin panjang,ini, karena pada titik tertentu di Desa Bukitrawi mulai banyak jalan aspal yang terkelupas akibat kuatnya arus air yang menghantam jalan beraspal. Petugas pengatur lalulintas pun makin sulit mengatur jalur yang rawan mengakibatkan kendaraan ambles dan rawan terbalik di sejumlah titik di Bukitrawi tersebut. (tur)

Polisi Tangkap Empat Pelaku Curanmor PALANGKARAYA,BPOST - Jajaran Kepolisian Polresta Palangkaraya Kalimantan Tengah membekuk empat pelaku kasus pencurian sepeda motor yang selama ini sangat meresahkan warga Kota Cantik. Sebab, aksi mereka selama ini dengan cepat menggondol sepeda motor yang diletakkan di depan rumah atau kos-kosan. Keempat orang yang ditangkap itu di antaranya, Muhammad Miftah Fariz alias Fariz (19) warga Jalan Akasia Induk RT 02/ RW 02 Kelurahan Panarung Kecamatan Pahandut Palangkaraya. Kemudian, Muhammad Eresandi alias Eri (31) warga Jalan Temanggung Tilung VII (Barak Kayu warna putih No 7), Menteng Kecamatan Jekanraya, Palangkaraya. Kedua pelaku selama ini memang sudah jadi maling kelas kakap dalam pencurian kendaraan bermotor, karena berdasarkan pengembangan sudah sepuluh

BANJARMASIN POST GROUP/FATURAHMAN

DITANGKAP - Wakapolresta Palangkaraya Kompol Bambang

Purwanto (tengah) saat ekspos empat pencuri sepeda motor yang ditangkap. Empat orang pelaku pencurian sepeda motor yang belakangan membuat resah pemilik sepeda motor di Palangkaraya.

TKP keduanya melakukan pencurian kendaraan bermotor dan sepeda motor yang banyak dicuri adalah jenis Honda Scoopy. Bahkan, sepeda motor yang berhasil digondol dengan terlebih dahulu dilakukan pengintaian hingga korban menaruh sepeda motornya di depan rumah atau kos-kosan yang tidak

dikunci stang. “Dua pelaku ini memang kerjanya memang spesialis mencuri motor khususnya Honda Scoopy," kata Wakapolresta Palangkaraya, Kompol Bambang Purwanto, Senin (7/11). Menurut Bambang, ada sepuluh unit sepeda motor yang berhasil dicuri di antaranya 2 pencuri ini,

berikut lima sepeda motor diamankan di Polsek Pahandut Palangkaraya. Sedangkan lima lainnnya diamankan di Polres Banjarmasin Kalimantan Selatan. “Kami akan mengambil barbuk lima sepeda motor yang mereka curi dan dijual dengan penadah di Banjarmasin ke Palangkaraya,” katanya. Sementara, dua pencuri lainnya adalah bernama Alexander alias Andre (27) warga Jalan Karet Gang Rotan R T 1 RW 9, Panarung Kecamatan Pahandut Palangkaraya. Kemudian, Meditaranean alias Andrea (33) warga Jalan Stasiun Radio Pantai RT 2 RW 8 Kelurahan Tanjung, Sangkuang Kecamatan Batu Ampar Kepulauan Riau. Kapolsek Pahandut Palangkaraya, AKP Ani Maryani, mengungkapkan, kebanyakan sepeda motor yang hilang pada malam hari pada saat sepeda motor diletakkan di depan rumah dan tidak dikunci stang. (tur)


Tribun Kronika banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

Presiden: Biar Tak Ada Syak Wasangka JAKARTA, BPOST - Presiden Joko Widodo kembali memastikan atas arahannya terkait gelar perkara kasus dugaan penistaan agama yang akan dilakukan secara terbuka. Keterbukaan itu dilakukan dengan harapan agar publik dapat betul-betul melihat secara langsung proses penyelesaian kasusnya agar di kemudian hari tak menimbulkan kebimbangan dan kecurigaan di kalangan masyarakat. “Saya minta kemarin untuk terbuka biar tidak ada syak wasangka,” ujar Presiden Jokowi usai meninjau perkembangan pembangunan Jalan Tol BekasiCawang-Kampung Melayu (Becakayu) di Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur, Senin (7/11). Dia menegaskan kembali, dirinya telah memberikan arahan kepada Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian agar gelar perkara kasus dugaan penistaan agama oleh calon

Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama disiarkan melalui media.Meski demikian, pemerintah sebelumnya akan melihat terlebih dahulu terkait aturan hukum maupun UndangUndang yang mengatur hal tersebut. Sabtu (5/11) malam, usai menemui presiden, Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian menegaskan pihaknya akan melakukan gelar perkara kasus dugaan penistaan agama secara cepat dan transparan di hadapan media massa. Dalam gelar perkara tersebut, kepolisian akan mengundang berbagai pihak termasuk kejaksaan, Komisi Kepolisian Nasional, Komisi III DPR RI, para pelapor, saksi-saksi ahli yang diajukan pelapor termasuk Majelis Ulama Indonesia, serta saksi-saksi ahli yang dihadirkan penyidik dari kalangan akademis dan lembaga bahasa yang dianggap

kredibel dan netral saat gelar perkara dilakukan. Anggota Komisi III DPR Masinton Pasaribu mengapresiasi rencana Mabes Polri melakukan gelar perkara terbuka dalam kasus Ahok. Menurutnya, gelar perkara yang dilakukan penyidik merupakan sistem peradilan yang diatur dalam KUHAP. “Di dalam melakukan penyidikan, dalam hal ini kepolisian memiliki tugas dan fungsi mencari serta mengumpulkan alat bukti untuk membuat terang tentang dugaan dan indikasi tindak pidana guna menemukan tersangkanya, sebagaimana diatur dalam pasal 1 angka 2 KUHAP,” kata Masinton. Politikus PDIP itu mengatakan, tindakan penyidik kepolisian melakukan gelar perkara dalam kasus tersebut merupakan wujud kehati-hatian penyidik dalam memproses dugaan tindak pidana seperti yang dilaporkan. (tribun/nic/mal)

Kalah Lawan Sinetron

nyiarkan dulu pertandingan Indonesia melawan Vietnam,” kata Produser RCTI Sport, Hadi Gunawan. Jika melihat agenda tayangan RCTI pada Selasa pukul 20.00 Wita tersebut, ada tayangan sinetron Anak Jalanan. Setelah itu dilanjutkan pula dengan sinetron Tukang Bubur Naik Haji. Hadi sadar keputusan ini amat berat karena harus mengalahkan kepentingan para penggila sepak bola Tanah Air, terutama pecinta timnas Indonesia. “Kami sudah mengupayakan mengajukan permintaan kepada pihak penyelenggara di Vietnam agar jam pertandingannya jangan pukul tersebut. Tapi mereka tidak menyetujuinya karena jam kick-off sudah disepakati,” ungkap Hadi. Menghadapi Vietnam, asisten pelatih timnas Indonesia, Wolfgang Pikal, mengaku ada beberapa evaluasi setelah hasil imbang melawan Myanmar pada 4 November 2016. “Evaluasi di antaranya memperbaiki kualitas passing, organisasi permainan dan cara presure. Secara kondisi tim tidak ada masalah saat ini. Proses recovery juga berjalan baik,”

ujar Pikal. Menghadapi laga malam ini, timnas mendapat tambahan kekuatan. Gelandang naturalisasi dari Belanda, Stefano Lilipaly, akan dimainkan. “Lilipaly langsung kami kasih menu latihan di gym. Kemungkinan dia main tapi tak full match, hindari faktor cedera,” urai Pikal. Selain Lilipaly, Irfan Bachdim akan kembali dimainkan setelah mengalami cedera lutut dan absen pada laga uji tanding melawan Myanmar. Untuk diketahui, saat menjamu Vietnam di Maguwoharjo International Stadium (MIS), Sleman, 9 Oktober 2016, timnas Indonesia hanya bisa bermain imbang dengan skor 2-2. Setelah laga uji coba kedua melawan Vietnam, malam ini, tim asuhan Riedl kembali melakoni TC pada 10-16 November 2016. Selanjutnya, skuat Garuda meluncur ke Manila, Filipina pada 17 November 2016. Pada Piala AFF 2016, 19 November-17 Desember mendatang, Indonesia tergabung di Grup A bersama tuan rumah Filipina, juara bertahan Thailand, dan Singapura. (tribunnews/cnn)

Reuters. Pernyataan itu tidak menyebut kanker apa yang diidap sang putra. Sang pelantun Everything itu hanya ingin penggemarnya menghormati privasi dan apa yang dia putuskan. Buble juga berharap seluruh penggemar mendoakan dirinya dan keluarga. “Kami akan memenangkan pertarungan ini. Semoga Tuhan menghendaki,” tulisnya menutup unggahan itu.

Noah merupakan anak pertama Buble dan Lopilato, yang menikah pada 2011. Mereka juga punya anak kedua, yang juga laki-laki. Dia lahir Januari lalu. Karier Buble memang tidak melesat secepat roket, tapi dia termasuk musisi yang dipandang dan cemerlang. Mengawali karier dengan lagu pop easy listening berjudul Haven’t Met You Yet? pada 2009, dia sudah memenangi empat penghargaan Grammy. (cnni)

z Sambungan Hal 1

PSSI mengenai alasan mengapa laga ini tidak disiarkan secara langsung. Netizen pun mengungkapkan kekecewaannya karena tidak bisa menyaksikan laga yang sudah lama ditunggu ini. “Kayanya sinetron mengalahkan nasionalisme,” komentar akun arka. rafasya. “Ndk asik indonesia ni,kmi pencinta bola pn ingin melihat perkembangan timnas,” tulis akun zakaria_z11. Akun feryputra13 pun menuliskan, “Dengarin suara pencinta sepak bola bukan dengarin para.” “Klo udah ga sanggup kasih aja k tv lain.jujur kecewa banget,” tambah akun evan_ogo. Pihak RCTI menyatakan ada program lain yang sudah diplot sebelum timnas Indonesia bertanding melawan Vietnam. “Sulit bagi kami menggeser program tayang yang sudah diplot sejak lama di waktu-waktu prime time (tayangan unggulan). Terpaksa kami tak bisa me-

Istirahat Nyanyi z Sambungan Hal 1

kolis, itu menulis keterangan dalam akun Facebook-nya. Tulisan menyayat hati itu mewakili kesedihan Buble dan istrinya, Luisana Lopilato, yang juga selebriti. “Luisiana dan saya memutuskan menahan karier demi melimpahkan seluruh waktu dan perhatian kami membantu Noah lebih baik,” Buble melanjutkan, dikutip

follow us: @banjarmasinpost

Wahidah Belum Terima Rp 111 Juta z Sambungan Hal 1

muncul kabar gembira buat Wahidah. Dia bakal menerima gajinya Rp 111 juta lebih dari majikannya di Jeddah. Kabar gembira itu disampaikan Konsulat Jenderal RI (KJRI) Jeddah melalui Balai Pelayanan Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BP3TKI) Kalsel, Rabu (28/9). Namun, kabar itu ternyata sebatas kabar, pasalnya hingga kini tak ada realisasinya. Kabar terbaru dari famili Wahidah di Arab Saudi yang mengirim pesan melalui media sosial ke BPost menyebut nasib Wahidah tidak ada perubahan. Padahal, dia sangat ingin cepat pulang ke kampung halamannya. Berikut ini pesan keluarga Wahidah yang diterima BPost, Senin (7/11). “Assalam mualaikum kabar wahidah binti harmain tki banua sampai sekarang masih sama tak berubah katanya dijanji habis lebaran haji dua minggu ke maktab amal, padahal sudah menang di pengadilan wahidah ingin sekali permasalahan ini cepat selesai dan bpn3 tki kalsel selalu membantu secara cepat itulah yang dia harapkan”. Wahidah sempat dikabarkan terkatung-katung akibat gajinya tak dibayar bertahun-tahun. Wahidah tercatat sebagai TKI resmi yang diberangkatkan pada 2009 oleh perusahaan pengerah tenaga kerja PT Amitama Berkah Sejati melalui BP3TKI Embarkasi Jakarta. Permasalahan Wahidah sudah setahun lalu berpro-

Keluarga Kian Bingung z Sambungan Hal 1

Menurut Hadijah, pihak keluarga merasa kebingungan, komunikasi dengan pihak BP3TKI Kalsel di Banjarbaru juga tak ada informasi. Kemudian mendatangi kantor Dinas Sosial di Balangan juga sama

Masalahnya Apa Lagi? z Sambungan Hal 1

lakukan proses pendekatan dengan Kemenaker RI dan BNP2TKI di Jakarta. “Oke kalau begitu, dalam waktu seminggu ini saya akan coba

Izuddin Bikin Pengukur... z Sambungan Hal 1

Ini diawali dari pendaftaran melalui website Kesharlindung Dikmen Kemendikbud. Peserta diwajibkan mengirim cara pembelajaran dan videonya. Dari semua pendaftar dipilih 200 peserta untuk semua kategori. “Khusus untuk teknik instalasi tenaga listrik, pendaftar yang lolos ada 11 orang termasuk saya,” kata

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

15

ses hukum. Wahidah juga dalam pendampingan dan perlindungan di penampungan KJRI Jeddah. Melalui perjuangan cukup panjang oleh KJRI Jeddah, Wahidah akhirnya memenangkan gugatan. Permasalahan Wahidah dengan majikannya sudah dilaporkan kepada pihak berwenang setempat melalui pendampingan oleh KJRI Jeddah sejak 2015. Posisi terakhir kasusnya, pengadilan sudah memutuskan sang majikan dinyatakan bersalah dan harus membayar gaji Wahidah selama 3,5 tahun. Lantas, tanggapan Balai Pelayanan Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BP3TKI) Kalsel? Sumber dari instansi vertikal ini menyebut, pelaksanaan putusan vonis bersalah majikan Whidah belum juga dieksekusi oleh Mahkamah Saudi Arabia. Pada 6 September 2015 hakim persidangan Saudi Arabia memutuskan pihak majikan bersalah dan wajib memenuhi pembayaran gaji yang belum dipenuhinya kepada Wahidah. Putusan pengadilan itu menyatakan majikan harus membayar gaji Wahidah sebesar 32.200 riyal atau setara dengan Rp 111 juta. Wahidah telah bekerja sebagai tenaga pembantu rumah tangga di rumah majikannya, Ahmad Nahsal selama lima tahun tiga bulan. Namun ternyata, selama tiga tahun enam bulan gajinya tidak dibayar oleh sang majikan. Majikan Wahidah yang berdomisili di Jeddah, menyatakan banding, tapi bandingnya ditolak Diwan Mazzalim (dewan hakim pengadilan setempat). Vonis

majikan bersalah berkekuatan hukum tetap. Sayangnya, pelaksanaan putusan pengadilan belum juga dieksekusi hingga sekarang. KJRI Jeddah telah mengupayakan pengajuan permohonan pelaksanaan putusan pengadilan sejak 4 Februari 2016. Tapi belum ada membuahkan hasil perkembangan yang diharapkan. Kasi Perlindungan dan Pemberdayaan TKI BP3TKI Kalsel, Fachrizal, Senin (7/11) menjelaskan BP3TKI Kalsel sudah melayangkan surat tertanggal 28 September kepada Atase Ketenagakerjaan KJRI Jeddah meminta informasi perkembangan penanganan kepulangan TKI Wahidah yang sudah memenangkan sidang pengadilan terhadap majikannya. “Bahkan sepanjang Oktober kami terus melakukan komunikasi via WhatApps. Pihak KJRI Jeddah pun masih menunggu eksekusi putusan. Mereka berjanji akan melaporkan pada kesempatan pertama jika ada perkembangan,” ucap Fachrizal. Eksekusi pelaksanaan putusan pengadilan menjadi sangat penting menentukan kepulangan Wahidah. Selain mendapatkan hak sisa gaji dan paspornya, putusan pengadilan itu menjadi dasar exit permit (izin meninggalkan negara Saudi Arabia) di cap paspornya. Sebelumnya permasalahan itu bergulir ke persidangan Arab Saudi, KJRI Jeddah menerima pengaduan dari Wahidah yang merasa dirugikan karena gajinya selama bertahun-tahun tak dibayar hingga ia memutuskan meninggalkan majikannya tersebut. Menerima pengaduan itu,

KJRI Jeddah melakukan pendampingan perlindungan hukum dan menindaklanjutinya dengan menyampaikan surat pengaduan resmi kepada instansi berwenang Arab Saudi bidang tenaga kerja domistik, Lajnah Ammalah Manziliah, dan kemudian melimpahkan kasusnya ke Maktab Amal Jeddah hingga bergulir ke persidangan. Diperoleh informasi, Wahidah yang lahir pada 1986 dan lulusan SMA Awayan, berangkat ke Arab Saudi pada 2006. Dia bekerja di Riyadh, dan sempat pulang satu tahun kemudian. Dia Kemudian berangkat lagi ke Arab Saudi pada 2008 dan bekerja di Jeddah. Keberangkatan Wahidah menggunakan jalur resmi disponsori H Bawi. Namun, kini H Bawi tak diketahui lagi keberadaannya. “Kami bingung mengurusnya seperti apa. Kami berharap ada perhatian pemerintah membantu memulangkan anak saya, dan meminta gajinya dibayarkan,” harap Suaibah, orangtua Wahidah. M Johansyah, Kabid Tenaga Kerja Disnaker Balangan, mengatakan, kini pihaknya hanya bisa menunggu informasi dari BP3TKI di Banjarbaru terkait perkembangan Wahidah. “Kami hanya menunggu saja. Hingga kini kami juga belum menerima informasi dari BP3TKI di Banjarbaru,” ucapnya. Menurutnya jika informasi kepulangan Wahidah sudah jelas, pihaknya akan siap membantu menjemput pemulangan Wahidah di airport. “Kita siap bantu pemulangan,” pungkasnya. (sar/elh)

hanya menunggu kabar. “Tidak ada informasi apaapa yang kami terima sampai saat ini terkait kapan kepulangan Wahidah,” ujarnya. Sebelumnya, Suaibah, ibunda Wahidah mengakui anaknya kabur dari rumah majikannya setahun lalu karena gajinya tak dibayar selama tiga tahun setengah. Saat berkomunikasi, sehari sebelum Iduladha lalu, Wahi-

dah mengaku tinggal di kantor Konjen Republik Indonesia di Jeddah. “Sejak kabur dari rumah majikan, Wahidah bekerja di kantor itu. Selain bekerja dia mengurus surat agar bisa dipulangkan ke kampung halaman. Tapi sampai saat ini tak ada kejelasan kepulangannya,” ujar Suaibah sambil memegang foto Wahidah. Keluarga menerima infor-

masi Wahidah kabur dari rumah majikannya, Khalid Kharti Najad, sekitar pukul 06.00 waktu Arab Saudi. Kaburnya Wahidah sempat terekam oleh CCTV, dan majikannya kemudian menelepon keluarga Wahidah. “Majikannya memberitahukan kami, Wahidah kabur, dan bilang soal gaji akan diselesaikan,” ujar Suaibah. (elh)

ke Kemenaker,” ucap anggota DPD utusan Kalsel ini. Menurut dia, kalau di BNP2 TKI akan mendatangi ke bagian perlindungan TKInya. “Ketuanya Nusron Wahid, namun kita akan coba komunikasi dengan bagian perlindungannya,” kata dia.

Hamid mengakui dirinya memang membidangi tenaga kerja, akan mengupayakan di tingkat pusat. Sebagai anggota DPD RI dari Kalsel, Habib Hamid mengatakan, penanganan TKI harus komprehensif, sebab permasalahan TKI sangat kompleks.

Sementara itu, sebelumnya Plt Sekdaprov Kalsel, Haris Makkie mengungkapkan untuk mempercepat proses dilakukan goverment to goverment. “Namun Kalsel kalau perlu serius, kirim surat resmi untuk mendesak ini,” kata Haris. (lis)

Izuddin kepada Bpost. Selanjutnya, Izuddin dan peserta lainnya mengikuti sejumlah tahapan seperti tes tertulis online sebanyak 100 soal, praktikum, uji instalasi domestik dan teknik pembelajaran. Lelaki kelahiran Banjarmasin 7 Juni 1979 ini memaparkan ide membuat alat

pengukur tegangan listrik berbahan limbah multimeter berawal dari banyaknya multimeter sekolah yang rusak. Siswa pun kesulitan mengukur tegangan. Apalagi multimeter di pasar Paringin terbilang mahal. “Padahal kemampuan siswa dalam membaca

multimeter sangat penting,” ujarnya. Izuddin pun membuat rangkaian dari multimeter yang rusak. “Saya melibatkan siswa untuk membuatnya. Barang elektronik bekas tersebut dirangkai di triplek hingga menjadi multimeter,” ucapnya. (elh)

SI PALUi

Palui Canggih PERKEMBANGAN zaman wayah ini banyak kemajuan di masyarakat. Ada nang pusitif ada jua nang negatif. Dahulu kakanakan hakun haja bajalan batis ka sakulahan. Damini banyak kakanakan kulir ka sakulahan karana kada ditukarakan sapida mutur ulih kuitannya. Padahal manukar sapida mutur bahutangan alias karidit. ”Umai Lui, gasan siapa sapida mutur hanyar?” rawa Tulamak. “Gasan siapakah? Nang panting kaya urang jua penampilan,” sahut Palui lihum. “Gasan bini anum saku. Aku tahu, biasa Palui ne tiap kamarian batilponan wan binian,” Garbus manggayai. “Nang bujurnya, buhannyalah gasan bini wan anakku,” jawab Palui serius. “Limbah itu pang kaya apa ikam manukarnya?” takun Tulamak. “Aku manukar kada wan duit recehan pang. Tapi wan duit amas, pahamkah,” sahut Palui. “Duit amas, apa pulang istilahmu ini kada kaya biasa,” Garbus pulang bingung. “Biniku hakun malului galang amasnya, itu pun masih kada cukup. Sisa-

nya dikaridit…dit…,” Palui maagaki buhannya. Salawas baisi sapida mutur , ampih bini Palui ka pasar diantar ulih laki atau naik bentur bulikannya. Inya bisa saurang manunggang sapida mutur ka pasar batutukar bahan-bahan gasan baulah wadai ruti pisang. “Adalah umanya baduit ikam?” takun Palui ka bini pucat muha. “Nah ini duit gasan batutukar bahan baulah wadai, ada pang takumpul 400 ribu, kada cukup kalu?” jar nang bini malihatakan ka dumpetnya. “Aku ada duit dalam dumpet 100 ribu, masih kada cukup? Tunggu Pak lah, aku handak ka rumah Garbus maambil duit?” ujar Palui minta hadangi dahulu wan tukang karidit sapida mutur managih cicilan. Sampai di rumah Garbus, baucap Palui.”Bus, aku handak bahutang duit pulang, saratus ribu haja, gasan mancicil angsuran sapida mutur?” jar Palui pina supan. “Ikam ini canggih Lui ai. Kada mau kalah te wan urang. Dahulu bahutang balum bayar lagi… bayarnya sanayan wan jumahat. Sekarang handak bahu-

tang pulang no…no…? Ikam itu canggih….,” Garbus habang muha kecewa banar wan Palui. “Canggih itu nang kaya buhan pegawai, pejabat, pengusaha, hapinya canggih-canggih, kadada nang jadulnya lagi….,” sahut Palui kada nyambung. “Maksudku, canggih ikam itu, cangkal bahutang ngalih ditagih… Ayu ja ka anu Tulamak kah ikam bahutang pulang?” sahut Garbus sambil maarit tatawa. Mangalunyur Palui ka rumah Tulamak kada saling bunyian. (aan)

0811/B15


16

0811/B16

KAMIS SELASA

FEBRUARI2016 2016 811NOVEMBER

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online


B Terpaksa Panjang Jalan

ANJARMASINBLITZ SELASA, 8 NOVEMBER 2016

17

Dikurangi 50 Kilometer Sejumlah Proyek Ditangguhkan Pengerjaannya BANJARMASIN, BPOST – Sejumlah program pembangunan pada 2017 di Kota Banjarmasin bakal tertunda, seiring menyusutnya Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)

Kota Banjarmasin dari Rp 1,5 triliun, kini diperkirakan hanya Rp 1,25 triliun (belum termasuk dana alokasi khusus). Di antaranya belanja pembebasan lahan untuk jembatan dan jalan. Hal itu terungkap dalam pembahasan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Priorotas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) yang dilakukan Pemko bersama DPRD Kota Banjarmasin, Senin (7/11). Keadaan

tersebut membuat anggaran semua SKPD mengalami penyesuaian. Misalnya Bagian Tata Pemerintahan bakal mengurangi belanja pembebasan lahannya pada 2017. Pada 2016 lalu, anggaran pembebasan lahan sebesar Rp 47 miliar, usulan disesuaikan menjadi Rp 40 miliar. Salah satu yang bakal dikorbankan pada efisiensi ini adalah pembebasan lahan untuk pembangunan Jembatan Pangeran Antasari. Menurut Kabag Tapem, Iwan Ristianto, anggaran untuk pembebasan lahan itu diperkirakan Rp 30 miliar. Praktis, rencana untuk pelaksa-

naan pembebasan lahan Jembatan Pangeran Antasari itu ditunda 2018 dari rencana 2017. Padahal, dalam rencananya, pembangunan jembatan itu dilakukan 2018, setelah pembebasan lahan selesai. Bukan hanya Tapem, Dinas Cipta Karya juga terkena imbas penyesuaian ini. Salah satu program yang tak diusulkan adalah pembangun-

FOTO-FOTO:BANJARMASIN POST GROUP/APUNK/MURHAN

PENGERJAAN JEMBATAN - Pekerja sedang menyelesaikan pembangunan Jembatan di Jalan Sulawesi. Pada 2017, sejumlah proyek terpaksa tertunda karena berkurangnya anggaran.

z Hal 24 kol 4-7

KLIK ! banjarmasinpost.co.id

Ikuti Perkembangan Seputar APBD 2017 Kota Banjarmasin

Kunker Pun Kena Dampak SALAH satu imbas dari efisiensi yang akan dilakukan Pemko Banjarmasin juga berdampak pada DPRD Kota Banjarmasin. Berdasarkan penyesuaian, anggaran dewan bakal berkurang sekitar Rp 10 miliar dari tahun lalu. Sekretaris DPRD Kota Banjarmasin, Fathurahim mengatakan, pada 2016 ini, anggaran dewan mencapai Rp 36 miliar. Namun, saat ada pengurangan sharing pendapatan pusat, masingmasing SKPD dikurangi 10 persen belanjanya, termasuk sekretariat dewan yang menjadi Rp 32 milai. Namun, setelah dihitung, ternyata ada lagi pengurangan DAU karena perpindahan kewenangan Termi-

nal Km 6 dan SMA/SMK. Anggaran tersebut dipangkas lagi sebanyak 20 persen menjadi Rp 26 miliar. Keadaan ini, kata pria yang akrab disapa Ahim tersebut, bakal membuat intensitas keluar daerah atau kunjungan kerja dewan bakal dikurangi. “Memang masih tahap pembahasan, tapi kalau dikurangi sepertinya tak bisa dihindari,” katanya. Artinya, kemungkinan untuk kunker memang masih ada, tapi bakal lebih dicari yang memiliki skala prioritas. “Kunker dewan masih ada, tapi kemungkinan intensitasnya berkurang dari tahun ini,” kata Ahim. Terkait ini, sejumlah anggota dewan

KONDISI RAPBD 2017 KOTA BANJARMASIN

menanggapi beragam. Anggota DPRD dari PKB, Zainal Hakim mengatakan, dengan kondisi APBD seperti sekarang, memang sepatutnya berhemat di segala bidang. Artinya, harus mengedepankan skala prioritas. Dia sendiri tak masalah jika juga harus ikut merasakan efisiensi tersebut jika memang anggarannya tak memadai. “Tapi apakah tak mengurangi kinerja kami. Kami keluar daerah, untuk pembahasan perda dan peningkatan wawasan untuk warga juga,” jelasnya. Hal serupa dikatakan Rudiani,

Diperkirakan hanya Rp 1,25 triliun dari sebelumnya Rp 1,5 triliun

Rehab jalan hanya 100 kilometer

Tapem alokasikan pembebasan lahan Rp 40 miliar

Fokus penciptaan wirausaha baru

Dana pembangunan RSUD Sultan Suriansyah Rp 31 miliar

20

Tiga jembatan diprediksi batal dikerjakan

10

z Hal 24 kol 4-7

Dana Diknas 20 persen

Dana Dinkes 10 persen

GRAFIS:BANJARMASIN POST GROUP/RIZALI RAHMAN

Insight

Harus Bisa Bersatu DALAM waktu dekat ini, seluruh rakyat Indonesia akan memperingati Hari Pahlawan yang jatuh pada 10 November. Tentunya sebagai generasi selanjutnya kita semua diharapkan tak mudah melupakan perjuangan para bapak bangsa dan mereka yang berjuang penuh keiklasan untuk negara kita ini. Perjuangan panjang baik itu pengorbahan keringat, darah hingga nyawa telah dilakoni oleh para pahlawan kita. Yang mana mereka tak mengharapkan balas jasa dan apa pun. Perjuangan mereka lakukan dengan keikhlasan agar Indonesia merdeka dan tidak dijajah oleh bangsa lain. Momen Hari Pahlawan ini sendiri diharapkan bisa memaju kita untuk lebih bersatu dan menjadikan Indonesia sebagai negeri yang kuat dan mempunyai landasan yang kokoh untuk tak tergoyahkan dalam hal apa pun. Saat berbincang dengan Insight, Umi Idrak mengungkapkan cara kita menghargai pahlawan bisa dilakukan dengan beragam cara seperti meneruskan perjuangannya. “Bukan berarti kita meneruskan pertempuran seperti mereka, artinya kita bisa bersatu memajukan tanah air kita, Indonesia yang kita cintai,” paparnya. Dimana bisa kita pupuk dan bina semangat nasionalisme di kalangan pemuda kita dan siap bersatu dari apa pun serangan yang datangdari luar. Dengan demikian tentunya kita merasa bagaimana pahlawan-pahlawan kita waktu zaman dulu mempertahankan tanah air Indonesia dari serangan penjajah dan kita juga sekarang harus bersatu melindungi negara kita dari apa pun juga.

Selain itu tentunya bisa menghargai karya anak bangsa yang apa pun itu asalkan positif untuk kemajuan bangsa dan memperkokoh persatuan dimana selalku anak bangsa jangan mudah terpecah. Bagaimana denghan ziarah ke makam para pahlawan? Pengusaha wanita ini mengatakan hal itu tidak menjadi masalah apalagi saat hari Pahlawan. “Sepanjang itu baik untuk untuk menanamlan rasa nasionalisme kita menurut aku baik,” tuturnya sambil senyum. (dwi)

Umi Idrak

Andalkan Taman Vertikal Flyover z Upaya Pertahankan Piala Adipura BANJARMASIN, BPOST – Taman vertikal kembali bertambah di beberapa sudut Kota Banjarmasin. Jika melintasi Jalan A Yani, bawah flyover menuju luar kota. Ada 17 taman vertikal yang berjejer di pinggir jalan layaknya papan reklame. Kalau malam hari, taman tersebut masih dilihat karena bagian atasnya

ditempatkan lampu untuk menerangi taman itu. Tentunya, keberadaannya membuat pemandangan lebih menyejukkan di kawasan tersebut. Sejumlah warga pun mengapreasiasi keberadaan taman vertikal tersebut. “Jadi kelihatan lebih teduh di sekitar kawasan tersebut,” ujar Ratna, seorang wargaGatot Subroto yang kerap

melintas di Jalan tersebut. Sayangnya, taman vertikal itu hanya ada di satu sisi flyover, sedangkan sebelahnya belum ada. Selain itu, baiknya, bagian flyover, terutama bagian bawahnya juga dibuatkan taman. Soalnya, masih ada yang terlihat gersang. z Hal 24 kol 1-3

Ketika Jaksa Jadi Pembina Upacara

Siswa Antusias Dengarkan Bahaya Narkoba UPACARA yang digelar setiap awal pekan (senin) di SMAN 7 Banjarmasin kemarin tampak berbeda dengan hari-hari sebelumnya. Karena pada upacara Senin (7/11) kemarin, yang bertindak sebagai inspektur upacara bukan kepala sekolah atau perwakilan dewan guru. Melainkan seorang jaksa. Ya, jaksa dari Kejaksaan Tinggi Kalimantan Selatan (Kalsel), M Irwan secara khusus menjadi inspektur upacara di sekolah itu dalam kegiatan berta-

juk Jaksa Masuk Sekolah (JMS). Sebenarnya program itu bukan asing lagi, karena sudah ada sejak awal 2016. Pada kegiatan itu, jaksa yang mewakili Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalsel harus menjadi pembina upacara di sekolah-sekolah khususnya tingkat SMA. Lantas apa yang disampaikan jaksa saat amanat pembina upacara? Yakni memberikan materi tentang kejaksaan, tugas dan fungsi kejaksaan. Termasuk mengenai bahaya z Hal 24 kol 1-3

BANJARMASIN POST GROUP/IRFANI RAHMAN

INSPEKTUR UPACARA - Seorang jaksa dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalsel menjadi inspektur upacara di SMAN 7 Banjarmasin. Kehadiran jaksa itu dalam program Jaksa Masuk Sekolah (JMS).


18

Banjarmasin Life

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Thamrin Belum Sempat Kerja 9 Pejabat Ikuti Pelantikan Susulan BANJARMASIN, BPOSTSesuai jadwal, Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina melantik pejabat yang pada pelantikan kemarin tak bisa hadir dan adanya kekeliruan, Senin (7/11). Pelantikan susulan ini dilaksanakan di ruang Wali Kota. Sebanyak sembilan pejabat dari eselon II sampai IV yang dilantik pagi itu. Dari pejabat itu ada dua eselon II yakni M Kasman dan Hermansyah. Keduanya tak hadir saat pelantikan sebelumnya, Selasa (1/11) dengan alasan tertentu. Kasman sekarang menjabat Kepala Badan Kesbangpol Linmas, sebelumnya sebagai Kepala Dishubkominfo. Sedangkan Hermansyah yang dulunya Kepala Badan Kesbangpol Linmas sekarang menjadi Kepala Satpol PP. Namun yang paling menjadi perhatian adalah Husni Thamrin. Dia menjalani dua kali pelantikan yakni Selasa (1/11) di Aula Kayuh Baimbai dan Senin (7/11) di Ruang Wali Kota. Sebelumnya, Husni merupakan Camat Banjarmasin Barat, lalu pekan lalu dilantik menjadi Sekretaris Bappeda. Namun rupanya jabatan itu masih diisi Zuraida. Praktis ada dua orang yang mengisinya. Lalu, pada pelantikan kemarin, bukannya Zuraida yang dimutasi, malah Husni yang kembali digeser ke Sekretaris Dinas Koperasi dan UKM. Bahkan, Husni mengaku belum sempat bekerja di Bappeda. “Dalam seminggu ini saya memang tak ke sana. Soalnya kan masih ada pejabatnya. Jadi beberes di rumah dinas kecamatan saja,” katanya. Husni sendiri sendi-

Dalam seminggu ini saya memang tak ke sana. Soalnya kan masih ada pejabatnya. Jadi beberes di rumah dinas kecamatan saja HUSNI ri mengaku tak bisa berkata-kata saat tahu dipindah lagi. Sebagai PNS, dia mengaku harus siap ditempatkan dimana saja dan tetap loyal pada pimpinan. “Saya tak bisa berkatakata,” ujarnya. Sebelumnya, bukan hanya jabatan Sekretaris Bappeda yang ditempati dua orang, Kabid Pajak Daerah Dispenda juga sama yakni diisi Zainal Hakim (baru) dan Yusna (lama). Namun satu dari keduanya tak dilantik saat itu. Kabarnya, Zainal Hakim sekarang ‘diinapkan’ di BKD dan Diklat. Sedangkan Yusna tetap sebagai Kabid Pajak Daerah. Selain itu, pejabat yang dilantik saat itu adalah Gusti Irwa Mirza yang sebelumnya Sekretaris Dinas Koperasi dan UKM, dipindah ke Kepala Bagian Ekonomi menggantikan Lily Dwiyanti yang sekarang Kepala Dinas Pariwisata, Seni dan Kebudayaan. Lalu Satriawan Ramadhana yang dulu Lurah Karang Mekar promosi menjadi Sekretaris Camat Banjarmasin

NASIB, satu Tenaga Kerja Indonesia (TKI) asal Kalsel hingga kini belum ada kejelasan, meskipun pemerintah Jeddah pernah berjanji memberi kejelasan nasib TKI itu setelah lebaran Idul Adha. Banjar Masin Bungas KASIHAN,, PARA TKI DI JEDAH, SANGAT TIDAK DI BERI GAJIH , SEBAIKNYA PEMERINTAH HARUS BERTINDAK UNTUK DI PULANGKAN TKI /TKW AGAR TIDAK TERJADI KORBAN DI ARAB SAUDI. Bahrie Nobon Nasib diperantauan rencana semula ingin merubah nasib sesuai firman-Nya. Tapi apa daya nasib berkata lain, moga selalu dlm lindungan-Nya.....aamiin. Iman diculik isiskah? Atau kena kasus lain kok bisa sampai tidak ada kejelasan sama sekali? Pemerintah harus sigap dan aktif mengusut warga itu Imam Al’ustat Nuriyanto Sebaiknya pemerintah untuk melindungi DAN keselamatan terhadap para TKI yang ada di jeddah harus secepatnya bertindak dengan kejelasan kepada pemerintah arab saudi. Henry KJRI di Jedah sebaiknya turun tangan dalam masalah TKI asal Banua kita yang tidak ada kejelasan nya. Fahriadi Busra Kenapa hal ini bisa terjadi, tidak ada kejelasan nasib TKI asal Kalsel tersebut. Semoga secepatnya ada kejelasannya.

0811/B18

Selatan. Dia menggantikan Erwin Rifansyah yang kini Sekretaris Satpol PP. Kemudian ada Syaiful Bachri Luthfi yang menjabat Kasi Bina Usaha Koperasi. Dia sebelumnya bertugas sebagai Kepala UPT Pendidikan Banjarmasin Timur. Lalu, Muhammad Firmansyah dari Pelaksana Dinas Kepemudaan dan Olahraga menjadi Kasubbag Program Dispenda. Terakhir Bambang yang sebelumnya mengisi Kasubbang Umum Kecamatan Banjarmasin Selatan menjadi Kasi Ketenteraman dan Ketertiban Unjm Banjarmasin Tengah. Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina mengatakan, pelantikan susulan ini karena saat pelantikan sebelumnya ada yang tak hadir dan juga kekeliruan atas beberapa pejabat. Terkait pelantikan Husni Thamrin yang dua kali dilantik dengan jabatan berbeda, menurut Ibnu, hal itu merupakan bagian dari memperbaiki kekeliruan. Jabatan baru bagi Husni itu memang dipikirkan karena dinilai mampu untuk membantu salah satu visi dan misinya yakni menciptakan 2.500 wirausaha baru. (ire)

FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/MURHAN

PENGAMBILAN SUMPAH - Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina memimpin pengucapan sumpah jabatan pada pelantikan pejabat di lingkungan Pemko Banjarmasin, Senin (7/11). Usai pelantikan, para pejabat foto bersama.

PEJABAT YANG PELANTIKAN SUSULAN z z z z z z z z z

M Kasman

Kepala Badan Kesbangpol Linmas

Hermansyah

Kepala Satpol PP

Husni Thamrin

Sekretaris Dinas Koperasi dan UKM

Gusti Irwan Mirza

Kabag Perekonomian

Satriawan Ramadhana

Sekcam Banjarmasin Selatan

Erwin Rifansyah

Sekretaris Satpol PP

Syaiful Bachri Luthfi

Kasi Bina Usaha Koperasi

M Firmansyah

Kasubbag Program Dispenda

Bambang

Kasi Ketenteraman dan Ketertiban

Tanpa Wakil Wali Kota ADA yang berbeda dalam pelantikan susulan yang digelar di ruang Wali Kota Banjarmasin, Senin (7/11). Dalam pelantikan itu tak dihadiri Wakil Wali Kota Banjarmasin, Hermansyah. Saat pelantikan itu, selain pejabat yang dilantik, hanya dihadiri Sekretaris Daerah Kota Hamli Kursani dan Plt Kepala BKD Ichwan Noor Chalik. Padahal, biasanya Wa-

Simpan 17.900 Ineks di Lampu LED BANJARMASIN, BPOSTTerungkap sudah modus pengiriman ribuan ineks yang digagalkan jajaran Bea Cukai Banjarmasin dan Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalsel, Jumat (4/11) siang lalu. Ternyata 17.900 ineks dikirim dari Surabaya ini dikirim melalui paketan dan setelah diambil dua kurir. ditangkap petugas gabungan. Hal itu diungkapkan Kepala Kantor Bea Cukai Banjarmasin Hannan Budiharto yang didampingi Kepala BNNP Kalsel Kombes Arnowo dan para penjabat lainnya pada Senin (7:11) siang. “Penindakan dilakukan oleh tim Interdiksi ( Interdiction team) yang terdiri dari Kantor pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai, Kantor Wilayah Ditjen Bea dan Cukai Kalimantan Bagian Timurdan BNNP Pusat dan BNNP Kalsel,” tuturnya. Menurutnya dalam penindakan itu pihaknya mengamankan dua orang sebagai penemrima yakni KH alias AN dan KA alias YH setelah

mengambil paket kirimaj yang dikirim dari Surabaya menggunakan jasa eksepedisi angkutan laut kapal MV Nikii Sae yang sandar di Pelabuhan Trisakti. Ini setelah pihaknya menindaklanjuti nota informasi narkotika dan psikotropika Subdit Narkotika Direktorat Penindakan dan Penyidikan Kantor Pusat Ditjen Bea Cukai dan Cukai berdasarkan informasu BNNP Pusat. Modusnya sendiri ribuan ineks tersebut disembunyikan dalam dua kardus berisi delapan buah lampu LED dan adanya 179 paket ineks berisi 17.900 butir ineks warna cokllat logo W berat sekitar 5.519 gram per butir. “Dengan disitanya 17.900 ineks ini kita telahs elamatkan 36.800 jiwa terselamatkan dari bahaya psikotropika,” jelasnya seraya mengatakan tersangka mereka persangkakan dengan Pasal 132 (1) jo 114 (2) sub 132 (1) jo 112 (2) UU No 35 tahun 2009 tentang Narkotika de-

ngan ancama hukuman paling singkat 6 tahun paling lama 20 tahun dan pidana denda maksimum Rp8 miliar. Kepala BNNP Kalsel Kombes Arnowo mengungkapkan pihaknya masih mengembangkan penyidikan kasus ini. Kedua pelaku bertugas sebagai kurir atau orang yang mengambil barang tersebut. Disinggung siapa pemilik ribuan ineks yang disyalir berharhga total Rp5 miliar ini, Arnowo mengatakan dua perempuan muda. “Inisialnya Y dan M, keduanya tengah kita cari karena dikediamannya juga telah tidak ada,” ucap Arnowo tak merinci alamat keduanya karena masih dalam pengembangan. Dalam jumpa pers kali ini terlihat hadir Hatta Wardana, Kabid Pemberantasan dan Pendindakan , Kanwil Bea Cukai Kalimantan Bagian Timur, Adpidsus Kejati Zulhadi, Wadir Narkoba Polda AKBP Jimi Anes, Kepala Pelindo Banjarmasin Hengky Jajang Herasmana. (dwi)

kil Wali Kota selalu hadir dalam acara pelantikan tersebut. Dari dua kali pelantikan dan susulan, dia selalu hadir. Menurut Herman, saat pelantikan itu, dia ada tamu di rumahnya. Setelah itu dia ke DPRD untuk pembahasan anggaran. “Kita fokus bahas anggaran 2017,” kata Herman. Pelantikan susulan sendiri, kata Herman, cukup dila-

kukan Wali Kota. “Saya kira cukup wali kota saja,” kata politisi PDI Perjuangan ini. Sementara, para pejabat yang baru dilantik langsung bekerja membahas anggaran di Aula Rapat Paripurna DPRD Kota Banjarmasin. Bahkan, beberapa pejabat yang baru dilantik, termasuk Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina belum sempat berganti pakaian. (ire)

Wajib Mulok Keagamaan BANJARMASIN, BPOSTRaperda penyelenggaraan pendidikan dengan menambah muatan lokal yang menjadi unggulan daerah. Gubernur Kalsel Sahbirin Noor yang dibacakan oleh Wakil Gubernur Kalsel Rudy Resnawan saat rapat paripurna di DPRD Kalsel mengemukakan, kurikulum berbasis unggulan tersebut bisa berupa pendidikan keagamaan khusus. “Semisal bahasa dan sastra daerah, keterampilan dan kerajinan daerah, adat istiadat, dan muatan lokal lainnya. Hal itu bertujuan untuk membentuk karakter anak didik, agar mencintai kebudayaan asli daerahnya yang merupakan kekayaan budaya bangsa Indonesia,” paparnya. Dia menambahkan, dalam raperda tersebut ditetapkan bahwa muatan lokal berupa pendidikan keagamaan khusus menjadi muatan lokal yang bersifat

wajib Sedangkan jenis muatan lokal lain bersifat pilihan. Menurutnya kebijakan itu erat kaitannya dengan penyelenggaraan otonomi daerah sebagaimana yang diatur dalam UU23 tahun 2014 tentang pemerintah daerah. Rudy Resnawan menambahkan materi muatan pendidikan keagamaan khusus yang dimaksud meliputi pendidikan AlQur’an untuk peserta didik yang beragama Islam, pendidikan Al-Kitab untuk peserta didik yang beragama nasrani, pendidikan weda untuk peserta didik yang beragama hindu, pendidikan tri pitaka untuk peserta didik yang beragama budha, dan pendidikan si shu wu ching untuk peserta didik yang beragama khonghucu. Sementara sekertaris Disdik Kalsel, Dahniel Kifli menambahkan prisip itu polanya diatur untuk membentuk kepribadian bangsa. (lis)


Banjar Region banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

19

Pejabat Dinilai Tidak Peduli Banjir Tidak Ada Drainase dan Resapan Air BANJARBARU, BPOST Kekhawatiran curah hujan tinggi menimbulkan bencana banjir di Banjarbaru, mulai terjadi. Permukiman yang terendam di salah satu wilayah Kelurahan Landasan Ulin Barat, Kecamatan Lianganggang, Kota Banjarbaru, Senin (7/11) siang. Seorang warga setempat, Fitri, mengaku kesal atas kejadian ini. Penyebabnya, tidak ada drainase di lingkungan setempat. Ditambah, kawasan resapan air telah hilang karena bermunculan gedung-gedung baru. Banjir menerjang hingga ke dalam rumahnya. Ketinggiannya sekitar 50 sentimeter. Menurut Fitri, banji seperti ini bukan kali pertamanya. Merendam bagian dalam rumahnya pun sudah biasa. Tapi dirinya memastikan, banjir kali ini merupakan kondisi yang paling parah. Kalau sebelumnya, tidak sampai selutut. “Kalau genangan airnya semata kaki, sudah sering. Tapi ini ketinggian air sudah hampir setengah meter. Gimana enggak kesal coba, “ pungkasnya. Lebih lanjut, Fitri mengatakan hal tersebut sebetulnya dikarenakan tak tersedianya saluran air. Sementara, kawasan resapan air yang sebelumnya pernah tersedia di pemukimannya, sudah hilang lantaran tertutup berdirinya bangunan. Akibatnya, air

Lintas

malah menumpuk di pemukiman kami. Makanya, genangannya cukup dalam. “Saya menyayangkan sampai saat ini dari Pemko Banjarbaru tidak ada andil dalam memperjuangkan kondisi permukiman kami,” ceplosnya. Sempat menyambangi beberapa pemilik bangunan, namun sampai saat ini hanya janji yang selalu ditemui. “Itulah yang saya kecewakan. Janjinya akan dibuatkan drainase. Tapi sampai saat ini, belum ada realisasi dari pihak pemilik bangunan,” lontarnya. Disinggung kemana akan tidur, Fitri mengaku, masih bimbang. Mengingat, banjir kali ini cukup parah dari

biasanya. “Mungkin akan tidur di gudang,” tukasnya. Adapun akibat banjir tersebut, sebanyak empat rumah yang terendam. Dua di antaranya mengalami kondisi yang cukup parah, sehingga air pun menggenang nyaris setinggi lutut orang dewasa. Terpisah, Camat Liang Anggang, Johan Arifin, saat dikonfirmasi terkait situasi di salah satu wilayah tugasnya, tak memberikan tanggapan, baik melalui telepon atau pun pesan singkat. Hal serupa juga ditemui saat mencoba menghubungi Lurah Landasan Ulin Barat, Wahyudillah. Ponselnya terdengar nada tidak aktif. (gha)

Padi Dua Kecamatan Terendam HUJAN yang hampir tiap hari mengguyur Kabupaten Baritokuala membuat sejumlah tanaman padi mulai terendam. Jika terendamnya cukup lama, dikhawatirkan tanaman padi yang baru ditanam mengalami mati. “Kondisi, belum sampai mamatikan padi,” kata Zulkifli Yadi Noor, Kepala Dinas Pertanian Batola, Senin (7/11). Ia akui, tanaman padi yang baru ditanam sudah terendam berada di kawasan Kecamatan Kuripan dan Kecamatan Marabahan. Saat

ini, kata Zulkifli, para petani masih melakukan tanam padi unggul. Tanam padi unggul tahun ini lebih cepat dari tahuntahun sebelumnya. Saat panen padi lokal (tahunan), petani sudah memulai tanam padi unggul. Ini untuk mengantisipasi cuaca yang tidak menentu. Kepala BPBD setempat, Ardiansyah, menambahkan, sejumlah kawasan yang biasa banjir, seperti Kuripan dan Jejangkit, masih aman dari serangan bencana meski curah hujan tinggi. (don)

BANJARMASIN POST GROUP/ABDUL GHANI

MEMPRIHATINKAN

- Kondisi salah satu kelas yang memprihatinkan di Madrasah Ibtidaiyah Darussu’adda Tatah Bangkal, Kecamatan Tatah Makmur Kabupaten Banjar, Senin (7/11).

Berebut Kursi Supaya Tidak Kehujanan MARTAPURA, BPOST - Bertahuntahun sudah puluhan siswa Madrasah Ibtidaiyah Darussu’adda belajar di bawah atap bangunan berlubang. Kondisinya yang cukup memprihatinkan, tak pelak menimbulkan gangguan saat berlangsung proses belajar dan mengajar. Terutama ketika hujan melanda kawasan Tatah Bangkal, Kecamatan Tatah Makmur. Kabupaten Banjar. Rembesan air pun kerap masuk ke dalam ruangan. Guru pengajar Madrasah Ibtidai-

Sekda Minta Jangan Tanya Anggaran

MARABAHAN - Kabupaten Baritokuala yang sudah mendapatkan penghargaan kebersihan best effort dua tahun berturut-turut menargetkan pada penilaian kali mendapatkan Adipura. Kekurangan dua tahun berturut sehingga hanya mendapatkan best effort. seperti pasar dan Tempat Pembuangan Akhir (TPA), sudah dibenahi. Informasi yang diterima, penilaian tim Adipura akan dilaksanakan minggu depan ini. “Kami memang menargetkan Adipura, sebab sudah dua kali dapat best effort,” kata Kepala BLH Baritokuala, Fahriana, kemarin. Menurut Fahriana, TPA sudah dibe-

nahi, yakni pemisahan sampah sampai pembuangan sampah yang dapat menghasilkan gas, sudah dilakukan. Untuk mencapai target, SKPD yang terlibat terus melakukan koordinasi, bahkan rapat- rapat dilaksanakan di TPA. Pasar-pun yang nilainya rendah, sudah dibenahi. Di pasar, tidak hanya kebersihan tapi penghijauan-pun dilaksanakan. Hal yang terpenting, katanya, peran serta masyarakat untuk dapat hidup sehat dan lingkungan bersih. Sekda Baritokuala, Supriyono, juga menegaskan, November ini Tim Peni-

lai Adipura Pusat mulai melakukan penilaian di Kota Marabahan, ibukota Kabupaten Baritokuala. Dalam kaitan itu, dirinya minta seluruh SKPD dan masyarakat untuk bersiap menghadapi penilaian dengan menata dan membersihkan lingkungan. Khusus kepada SKPD yang menjadi pelopor pelaksanaan Adipura, ia minta lebih intens melaksanakan pembenahan lingkungan. “Jangan tanyakan anggaran, ini merupakan tugas bersama. Karena itu, mari bersama-sama melaksanakan tugas dan peran sesuai fungsi masingmasing,” pintanya. (don)

Penempatan Pejabat Jangan Asal-asalan MARTAPURA - Dewan Banjar akhirnya mengesahkan Perda Susunan Organisasi Perangkat Daerah (SOPD). Di dalam perda yang baru ini, terdapat 31 Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di lingkungan Pemkab Banjar. Bupati Banjar KH Khalilurahman yang hadir dalam sidang paripurna pengesahan Perda SOPD Banjar pun mengisyaratkan segera menyusun kabinet baru sesuai

dengan SOPD yang baru disahkan ini. Bupati yang ditemui usai sidang paripurna pengesahan SOPD mengatakan, karena sudah disahkan perda Perda SOPD yang baru ini pihaknya akan segera menyusun jabatan sesuai dengan Perda SOPD yang baru ini. Bupati pun memastikan bakal melaksanakan lelang jabatan terkait dengan sopd yang baru ini. “Secepatnya,

kita akan seleksi jabatan. Kita akan lakukan lelang jabatan,”terang Bupati. Menurut Bupati, lelang jabatan ini akan diberlakukan terhadap beberapa SKPD. Ada lima SKPD yang akan dilelang jabatan. Dan lelang jabatan itu, ada di SKPD yang baru dan ada pula di SKPD yang lama. “Nanti ada penilaian terhadap lima jabatan tersebut. Ada SKPD yang baru, tetapi juga ada SKPD yang lama,”kata Bupati.

Sementara itu Ketua DPRD Banjar, Rusli, berharap, Bupati dapat memilih pejabat yang benar-benar tepat memiliki kemampuan sesuai kualifikasinya. Pejabat yang dipilih, diharapkan punya pengalaman dan harus mau bekerja untuk membantu Bupati mencapai visi dan misinya sesuai dengan harapan masyarakat. “Jangan juga asal-asalan. Pejabat yang dipilih tidak cukup punya kemampuan, tetapi mereka yang harus bisa dan mau bekerja,” tekannya. (wid)

yah Darussu’adda, Salma Eka Sapitri, mendapati hal itu. Ia mengaku terpaksa menghentikan proses belajar dan mengajar untuk sementara waktu. Pasalnya, menimbulkan kurang konsentrasi anak didiknya lantaran harus mencari posisi tempat duduk yang terhindar dari rembesan air hujan. Lalu dia tambahkan, tak hanya atap, kondisi lantai, dinding dan ruangan kelas juga memprihatinkan. Kepala Madrasah Ibtidaiyah Da-

russu’adda, Sugiannor, bantuan sebelumnya memang pernah diterima. Namun hal itu hanya berupa satu ruangan. Harapannya, ada perhatian. Terpisah, Humas Kemenag Kabupaten Banjar, Syahmiran, saat dikonfirmasi, menyarankan pihak madrasah mengusulkan proposal perbaikan. “Nanti usulkan ke Bidang Pendidikan Madrasah agar kami bisa meneruskannya ke Kakanwil guna perbaikan tersebut,“ singkatnya. (gha)

Wajah Baru Concordia Executive Lounge z Alternatif Ruang Tunggu di Bandara Syamsudin Noor BANJARBARU, BPOST Sejak beroperasinya layanan ruang tunggu alternatif Concordia Executive Lounge Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin oleh anak perusahaan PT. Angkasa Pura I ( Persero ), yaitu PT. Angkasa Pura Hotel pada 1 April 2016 yang menjadi banyak minat para penumpang yang ingin menggunakan pelayanan lebih dari fasilitas bandara ini. Walaupun ruang tunggu alternatif ini tergolong sudah lama berdiri di lingkungan bandara, tepatnya pada area terminal keberangkatan, tidak membuat Management Concordia Executive Lounge berhenti mengeluarkan ideide baru. Salah satu bentuk promosi yang dilakukan adalah menghadirkan Ambassador Lounge untuk menarik minat para penumpang yang akan menuju area keberangkatan dan counter check in Bandara Syamsudin Noor. Ambassador Lounge ini

ISTIMEWA

CONCORDIA Lounge di Bandara Syamsudin Noor. dihadirkan oleh department Marketing & Communication Concordia Executive Lounge, yang dipimpin Ria Krisna selaku Concordia Lounge Manager Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin. Selain itu, Ambassador Lounge diambil dari Karyawan Concordia Executive

Lounge yang ditunjuk untuk menjalankan kegiatan promo pada area keberangkatan. Utamanya, mengenalkan, memberikan informasi dan menarik calon penumpang yang ingin menggunakan jasa ruang tunggu alternaltif ini dengan layanan dan fasilitas lengkap. (awj/*)

0811/B19


20

Tribun Activity

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Ajak 100 Anak Yatim ke Water Boom

CARA unik dan menarik menyemarakkan milad ke-17 Bank Syariah Mandiri (BSM) Region Office VI (BSM RO VI). Bersinergi dengan Lembaga Amil Zakat Nasional (Laznas) BSM menggelar acara Fun Kids di Banjarmasin, Sabtu (5/11) kemarin. Acara rekreasi bersama dengan 100 anak asuhan Rumah Zakat Banjarmasin ini diselenggarakan di Water Boom Pesona Modern Banjarmasin. Di lokasi yang sama diberikan sejumlah santunan biaya pendidikan bagi anak-anak yatim duafa. “Melihat semangat dan kebahagiaan anak-anak rasa-

nya menambah rasa syukur dan kebahagiaan kami” ujar Mahendra Nusanto S, Regional Head BSM Region VI/ Kalimantan. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk komitmen kepedulian BSM terhadap lingkungan dan implementasi corporate social responsibility (CSR). BSM merupakan bank syariah terbesar di Indonesia dengan aset per September 2016 sebesar Rp74,2 triliun. Saat ini BSM fokus pada segmen ritel melalui 5 produk utama yaitu Tabungan BSM dan Tabungan Mabrur Junior, Cicil dan Gadai Emas, Pembi-

ayaan Griya, Pembiayaan Pensiun, dan Pembiayaan Mikro. Adapun pelaksanaan CSR di BSM memiliki tiga pilar yakni spiritualisme, nasionalisme dan kesejahteraan. “Semoga acara ini dapat memberikan pengalaman menyenangkan bagi anak-anak dan membawa berkah untuk semua” ujar Mahendra. Dengan adanya 767 kantor cabang di seluruh Indonesia termasuk 21 outlet di Area Banjarmasin dan didukung oleh ATM BSM dan Mandiri Group, BSM merupakan bank syariah yang memiliki jaringan terluas di Indonesia. (ris)

ISTIMEWA

SENANG - Sejumlah anak panti tampak senang diajak berenang di Water Boom Pesona Modern Banjarmasin.

Lari Malam Bertabur Hadiah

AGENDA

Chef Agus ‘Dikeroyok’ Anak TK MASTER Chef Agus Sasirangan merasa sangat senang begitu bertemu dengan anak-anak TK Idaman Banjarbaru. Bukan hanya bertemu, dia juga mengajar anak TK sebanyak 250 orang, Senin (7/11) siang. Sempat agak gugup karena takut saat mengajar tak didengar atau anak-anak ini bosan, akhirnya Agus merasa senang karena anak-anak juga tertarik kala ia mengajar, “Ia sempat agak gugup jika mereka bosan dan tak mendengarkan materi. Tapi alhmdulillah mereka akhirnya antusias mendengarnya,” ucap Agus yang biasa mengajar anak-anak SMK 4 Banjarmasin ini. Resepnya sendiri saat ini menceritakan soal profesi seorang Chef. Perjalanan kariernya hingga saat ini ia kemas dengan cerita bertutur hingga membuat anakanak tertarik dan malah ada beberapa anak bertanya. “Alhamdulillah lancar, senang saja bagi ilmu dengan anak-anak,” jelasnya dengan tersenyum. (dwi)

BANJARMASINPOSTGROUP/HARI WIDODO

KUNJUNGAN - Dewan Energi Nasional (DEN) yang diwakili Ryad Chairil mengadakan pertemuan dengan Bupati Banjar KH Khalilurrahman di Mahligai Sultan Adam Martapura, Senin (7/11) siang.

Dewan Energi Kunjungi Bupati Banjar DIDAMPINGI mantan menristek Gusti Muhammad Hatta, Dewan Energi Nasional (DEN) yang diwakili Ryad Chairil mengadakan pertemuan dengan Bupati Banjar KH Khalilurrahman di Mahligai Sultan Adam Martapura, Senin (7/11) siang. Ryad Chairil memberikan beberapa cara dan langkah-langkah konkrit dalam pelaksanaannya. Caranya dapat memanfaatkan energi terbarukan dari limbah sampah untuk pembangkit

0711/B20

energi listrik. “Teknologi ini lebih ramah lingkungan namun kebutuhan sampahnya sangat banyak. Teknologi teknik pembangkit dari limbah menjadi energi listrik sudah ada dan sangat efisien. Semoga energi terbarukan ini dapat mewujudkan Kabupaten Banjar yang lebih maju ke depannya, dan tentu saja dapat mempermudah pencapaian tujuan Kabupaten Banjar yang Sejahtera dan Barokah,”pungkasnya.(wid)

EVENT bertajuk South Borneo Night Color Run 2016 bakal digelar Sabtu, 10 Desember 2016 mendatang. Gelaran yang satu ini memang menarik. Bila biasanya orang lari siang hari, nah untuk event yang ini dilakukan beda. Berlari bersama-sama pada malam hari. Aldo, Public Relation Golden Tulip Galaxy Hotel, menjelaskan lomba akan dimulai pukul 16.00 Wita di Halaman Parkir Timur Golden Tulip. Sementara itu nantinya akan bertabur aksi hiburan digaransi bakal semarak. Nantinya ada penampilan

DJ Arido Ave, dua FDJ seksi FDj Putri Moorcy dan IEA feat Rudi Prima, DJ Hen-D & Rezza Luke. “Selain itu, ada jua Modern Dance, Games, Pesta Kembang Api,” kata Aldo. Mengenai hadiah, Aldo juga mengaku tidak perlu diragukan lagi sebab pihaknya menyiapkan berbagai doorprize seperti 5 Voucher Menginap include Spa, 2 Unit Smartphone Android, 5 Unit Power Bank, 10 Voucher Belanja dan 10 Voucher Pulsa Senilai IDR 50,000. Lalu bagaimana cara untuk bisa berpartisipasi? Aldo me-

nambahkan Registrasi hanya Rp 125.000 untuk umum, lalu Rp 100,000 bagi pelajar) serta dapatkan race pack seperti T-Shirt, Glow Bracelets, Mineral Water dan Snack. “Info dan Pendaftaran dibuka mulai 4 November hingga 7 Desember 2016 di Golden Tulip Galaxy Hotel Banjarmasin atau melalui Line / WA 0812 5854 4422,” ujar dia. Acara ini disponsori oleh Fitbar, Dedari Spa & Salon, Banjarmasin Post, Duta TV Dan JRadio “So! Siapkan diri kalian untuk event yang luar biasa ini,” ajak Aldo. (arl/*)

BANJARMASINPOSTGROUP/YAYU FATHILAL

SERAHKAN DOORPRIZE

- Heri (kanan) perwakilan PT Astra Agro Lestari menyerahkan doorprize untuk acara Granfondo dilaksanakan Patriot Cycling Community yang diterima Helda Annatasia (manajer iklan BPost).


Celeb Life Style banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

Tampil Cantik Bikin Tertutup

GETTY IMAGES/ANTHONY HARVEY

TAMPIL cantik tidak selalu bagus untuk perempuan. Tekanan untuk terlihat menarik justru bisa membuat seseorang menjadi introvert. Hal ini yang dikatakan oleh penyanyi Alicia Keys. Perempuan 35 tahun itu berhenti menggunakan riasan wajah sejak awal tahun 2016. Keys memilih melakukan ini karena tidak ingin menjadi bagian dari mempromosikan kecantikan yang sulit diraih. Alicia Keys mengatakan ketika seseorang merasa sangat peduli pada pendapat orang, itu menjadi hal terburuk. Kepedulian itu membuat seseorang menjadi

tertutup dan aneh karena membuat dia kembali mencari jati dirinya. "Anda ingin menjadi segala yang orang lain inginkan," kata Keys kepada The Edit. Jika itu sudah terjadi, seseorang akan terbungkus dalam omong kosong sosial. Hal tersebut kemudian membuat seseorang jadi menghabiskan waktu untuk menggali jati diri. Alicia Keys tetap terlihat cantik meski telah meninggalkan riasan wajah. Pelantun Girls On Fire itu menjalani diet ketat, tidur teratur, dan akupuntur. Keys mengaku tidak pandai dalam urusan bersantai, namun ketika

mendapat kesempatan untuk bersantai, biasanya dia menjalani terapi pijat dan meditasi. "Saya secara konstan bertanya kepada diri saya, apakah yang saya lakukan ini untuk diri saya atau untuk orang lain. Anda bisa meyakinkan diri sendiri sesuatu yang bagus untuk Anda, namun apakah itu benar-benar seperti itu?" ujar ibu dua anak tersebut. "Jadi saya bertanya, apakah Anda melakukan ini untuk Anda atau karena Anda merasa ini adalah hal tepat untuk Anda?" imbuh Keys. (Tribunnews/deo)

ALICIA KEYS

Hamil Lagi KABAR gembira dari aktris Gal Gadot. Pemeran karakter superheroine Wonder Woman itu mengandung anak keduanya. Gal Gadot mengumumkan kabar gembira itu lewat Instagram, Minggu (6/11). Perempuan asal Israel itu mengunggah foto swafoto dia dan Yaron Varsano, suaminya. Tangan kiri Gadot dan tangan kanan Varsano berada di perut Gadot. Mereka membentuk logo hati di perut Gadot. "Senang sekali untuk membagi sukacita ini kepada kalian...#mommyforthesecondtime," tulis Gadot sebagai keterangan foto itu. Gal Gadot dan Yaron Varsano menikah pada 2008. Alma, buah cinta pasangan ini lahir pada 2011. Bagi Gadot, menjadi seorang ibu bukan pekerjaan yang mudah. Gadot harus kerap merasa bersalah ketika harus meninggalkan putrinya karena urusan pekerjaan. "Prioritas," kata Gadot kepada Glamour soal apa yang berubah dari dirinya sejak Alma lahir. Pemeran Batman v Superman: Dawn of Justice itu merasa harus memilih prioritasnya secara lebih baik sejak melahirkan. Bagi Gadot, menjadi ibu yang bekerja adalah hal tersulit yang harus dia hadapi. "Sewaktu Alma berusia dua tahun, saya

benar-benar cemas soal bepergian bersama anak, mengajak dia ke satu negara ke negara lain, semuanya menggunakan bahasa berbeda," tutur perempuan 31 tahun itu. Yaron Varsano membantu Gadot mengatasi hal tersebut. Pebisnis real estate itu meminta Gadot untuk memikirkan peran apa yang ingin dia lakukan. "Jika kamu ingin menunjukkan kepada Alma dia bisa mengikuti mimpi-mimpinya, itu yang harus kamu lakukan, dan kita akan mengurus logistik-logistiknya," ujar Gadot menirukan perkataan suaminya. Gal Gadot bangga terhadap perannya sebagai Wonder Woman. Menurut Gadot, karakter Wonder Woman itu bisa menunjukkan kepada Alma ada banyak karakter superheroine yang kuat. Gadot mengatakan di kebanyakan film karakter laki-laki menjadi sorotan utama. Film-film kerap menggambarkan laki-laki sebagai sosok yang paling kuat. Gadot memberi contoh film-film superhero Batman dan Superman. "Saya sangat senang ketika dia besar dia akan melihat sesosok perempuan yang bisa menjadi inspirasi," ujar perempuan yang pernah menjadi tentara itu. (Tribunnews/ deo)

DIRECT POINTS

z Gal Gadot mengandung anak kedua z Pemeran Wonder Woman itu mengumumkan kehamilannya lewat Instagram z Perempuan asal Israel itu pernah kerepotan menjalani peran sebagai ibu dan perempuan karier

LA TIMES

Kebiasaan Makan Buruk TUBUHNYA ramping dan kerap memukau, namun siapa sangka aktris Alice Eve punya hubungan yang tidak baik dengan makanan. Alice Eve menyadari hal itu sampai dia menginap di rumah orangtuanya. "Saya berpikir punya hubungan yang sangat sehat dengan makanan dan kemudian saya pergi ke rumah orangtua selama sepekan untuk memulihkan kaki saya," tutur bintang Star Trek Into Darkness

ALCHETRON

ALICE EVE

itu kepada Marieclaire.com. Selama di sana, Eve justru banyak makan. Perempuan 34 tahun itu kerap makan bersama keluarganya. Memang, selama di rumah orangtuanya, Eve kerap mengikuti kegiatan keluarga. "Kemudian saya menyadari betapa tidak sehatnya hubungan saya yang sebenarnya dengan makanan," kata Eve. Seperti apa hubungan tidak sehat yang Eve maksud? Menurut Eve, selama di sana dia tidak ingin makan-makanan

berkarbohidrat seperti roti. Eve hanya memilih makan sayursayuran. "Ada pendekatan mental yang berbeda ketika Anda berada di tempat aman," ujar Eve. Alice saat ini terlibat dalam film Black Mirror di Netflix. Pada episode Nosedive, Naomie, karakternya, mengenang masa lalunya ketika Lacie (Bryce Dallas Howard), teman lamanya, mengalami gangguan makan. Pada sebuah adegan, Naomie memberitahu Lacie akan

mengirimkan sebuah gaun berukuran empat (ukuran Amerika Serikat) yang harus dikenakan Lacie untuk resepsi pernikahannya. Gaun tersebut tidak sesuai dengan ukuran Lacie. Gaun itu terlalu besar untuk Lacie. "Di budaya kita, ada kesepakatan bersama soal beberapa tipe badan untuk dikagumi dan ini sama sekali berdasarkan pada sesuatu yang nyata atau substantif," kata Bryce. (Tribunnews/deo)

21


22

Yuppies

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Takut Terbawa Perasaan

PERTEMANAN bisa dilakukan bersama siapa saja tidak memandang gender. Namun beragam pendapat dalam berteman ada yang lebih senang berteman dengan sesama jenis, ada pula dengan lawan jenis. Seperti Indira Anggaeni yang mengaku lebih senang berteman dengan teman perempuan. Ya, siswa kelas dua Jurusan Perkantoran SMKN 3 Banjarmasin

ini merasa lebih nyaman berteman dengan teman sesama jenis. Gadis berkulit cerah ini mengatakan berteman bersama sesama jenis membuatnya lebih leluasa saat curhat. Berteman sesama perempuan, lebih perhatian dengannya. “Bisa curhat masalah cowok, keluarga dan sebagainya juga,” ungkapnya, Senin (7/11).

Berteman dengan sesama perempuan, masih kata Anggi, juga tak perlu jaga image. Bisa bercanda sepuasnya dan tertawa bersama. Berbeda saat berteman dengan teman cowok, menurut Anggi, terkadang di dalam dirinya muncul rasa khawatir akan terbawa perasaan atau baper. “Iya kalau sama-sama jomblo. Kalau cuma satu orang saja yang baper, kan susah,” ceplosnya sambil terta-

wa ringan. Namun tak ada salahnya, lanjut dia, bila berteman dengan lawan jenis. Dirinya bisa mendapatkan saran dan informasi tentang sosok cowok. “Kan sebagai seorang cowok, mereka lebih bisa mengerti,” ujarnya. Sama halnya dengan Eka Noor Maulida. Gadis ini juga mengatakan lebih memilih berteman dengan sesama perem-

puan. Selain lebih bebas untuk berbicara, juga lebih mudah beradaptasi. Saat bersahabat dengan cowok, dia pun mengaku khawatir akan penilaian orang lain yang akan mengira mereka pacaran. “Lama-lama dikira orang pacaran, nanti malah baper juga,” celotehnya dengan senyum tampak mengembang. Tak berbeda dengan Eka, Ma-

ulida Safitri ternyata juga memilih bersahabat dengan sesama perempuan. Baper, menurut Maulida, memang sering hinggap dalam pertemanan lawan jenis. Jika akhir dari baper adalah kekecewaan, maka tak jaranh persahabatan menjadi permusuhan. “Daripada terjadi musuh, lebih baik dijauhi saja bersahabat dengan lawan jenis,” tukasnya. (rii)

GRAFIS/F&F/ISTIMEWA

Tidak Ada Target Malah Posisi Pertama BANGGA. Demikian dilontarkan M Yusuf, siswa kelas tiga IPA SMAN 2 Palangkaraya, Kalteng. Dia sukses menyabet juara pertama Mathematic Challenge yang diadakan Himpunan Mahasiswa Matematika (Himatika Real) FMIPA Universitas Lambung Mangkurat, Sabtu (5/11). Kebahagiaan pun terpancar di wajahnya saat menerima hadiah berupa uang tunai dan trofi. “Bangga, bisa ikut kompetisi ini,” ceplosnya. Ia semula merasa yakin persaingan bakal ketat. Sebab, melihat cukup banyak peserta yang mengikuti kegiatan tersebut. Atas hal itu, dirinya sama sekali tidak menargetkan apapun. Apalagi juara. “Ternyata malah memang. Mungkin ini berkat persiapan yang cukup lama,” ujarnya merendah. Kali itu dia bertanding bersama enam orang

dari hasil seleksi regional. Ada sekitar 400 siswa yang menjadi peserta di babak penyisihan. Kemudian keseluruhan peserta diseleksi di masingmasing regional. “Ada 15 regional, sebanyak 12 regional di Kalsel dan tiga regional di Kalteng,” ujar ketua pelaksana, Zainal Abidin. Mereka diseleksi untuk mengikuti babak selanjutnya di kampus FMIPA di Banjarbaru. Ada 25 peserta yang memerebutkan enam posisi untuk semifinal. “Mereka harus mengikuti tes tertulis online dan mengikuti babak final,” susul Zainal. Dalam babak final, enam peserta harus mengikuti empat babak penyisihan, yaitu babak paket soal, presentasi, pertaruhan nilai dan babak rebutan. Tidak sampai di situ, guru pembimbing siswa juga diberi wadah khusus

saat mendampingi anak didik. Mereka mengikuti pelatihan tentang tips dan trik olimpiade nasional guru. Kegiatan yang bertema Gapai Masa Depanmu Bersama Matematika ini, juara pertamanya M Yusuf dari SMAN 2 Palangkaraya, Jihan Farah S dari SMA Gibs juara kedua dan Oktavianus RT dari SMAN 1 Palangkaraya juara ketiga. Selain itu juga ada finalis terbaik, Deni Ariadi dari SPK SMA Banua Kalsel. Para juara juga mendapatkan beasiswa, jika masuk Program Studi Matematika di FMIPA Universitas Lambung Mangkurat. Selain itu bagi yang masuk dalam Program Mandiri akan bebas tes dan langsung diterima menjadi mahasiswa Program Studi Matematika FMIPA Universitas Lambung Mangkurat. (rii)

Angel Tak Menyangka Bisa Juara TIDAK DISANGKA-sangka. Itulah yang kali pertama diungkapkan Angelica Halim. Bersama dua temannya. Liko Sugiarto dan Natalia Mariana, mereka berhasil menjadi juara pertama lomba debat ekonomi yang diadakan Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen (HMJM) STIEI Banjarmasin di Aula STIEI, Sabtu (5/11). Menurut Angelica, dirinya dan teman-teman samasama berasal dari jurusan IPA, yaitu kelas dua IPA SMAN 7 Banjarmasin. Tak disangka, berawal dari cobacoba. akhirnya menjadi pemenang. Hadiah yang terdiri dari uang dan medali pun berhasil diperolehnya. “Kami sama sekali tidak ada harapan bakal menang. Cuma ingin mencoba dan menambah wawasan di dunia ekonomi saja,” ujarnya. Sekolahnya sendiri diakuinya mengirimkan dua tim, yaitu tim dari jurusan IPA dan tim dari jurusan IPS. Persiapan pun, diakui Angel, hanya dilakukan selama dua hari dengan berdiskusi dan membaca tentang tema dari debat. “Kami juga minta tambahan masukan

BANJARMASIN POST GROUP/MILNASARI

TERIMA PIALA - Tim SMAN 7 Banjarmasin menerima hadiah, Sabtu (5/11).

dari pembimbing debat di sekolah,” imbuhnya. Dua hari lomba, sambung dia, adalah pengalaman yang menegangkan. Mereka harus beradu dengan materi yang tak pernah mereka pelajari di sekolah. “Itukan bukan bidang kami juga,” susulnya. Kali itu tim Angel berhasil mengungguli tim dari SMKN 1 Banjarmasin yang menempati di posisi kedua dan SMAN 3 Banjarmasin di posisi ketiga.

Setelah sukses diadakan tahun lalu, HMJM STIEI kembali mengadakan Economic Debate Competition HMJM Day 2016. Dengan batasan waktu tiga menit untuk menyampaikan pendapat, peserta mengutarakan gagasan mereka dalam bentuk pro atau kontra. Dalam kompetisi kali itu, kata Ketua Pelaksana, Wandi Sanyota Antasari. ada 13 tim dari delapan sekolah SMA sederajat di Banjarmasin yang mengikuti

lomba. Mengangkat isu Asean Free Trade Area (AFTA), setiap tim harus membahas sebuah mosi yang mereka dapatkan. Namun sebelumnya, mereka diberi kesempatan selama 15 menit di ruang berpikir untuk mendalami mosi yang mereka dapatkan. Acara yang bertema The Best and Creat Your Own Champhionship ini juga diisi dengan games di sela acara sebagai hiburan bagi peserta debat. Mereka diajak melakukan game kerja sama bersama para peserta. AFTA seperti diutarakan Wandi, sengaja diangkat sesuai dengan isu ekonomi yang kini sedang hangat. Banyak pekerja asing yang kini masuk ke Indonesia dan ini sebagai landasan awal bagi siswa dalam mengahadapi AFTA. “Peserta bisa berbagi ilmu dan wawasan mereka menghadapi AFTA yang kini sudah terjadi,” tutupnya. Kegiatan yang dibuka Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, ini menghadirkan tiga dosen di STIEI Banjarmasin sebagai juri lomba. (rii)


Succes Story banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

23

Sejak Remaja Terbiasa

Hidup Mandiri MESKI berasal dari keluarga berada, bukan berarti Ichwan Noor Chalik selalu hidup nyaman. Sebaliknya, sejak kecil ia telah terbiasa hidup mandiri dan jauh dari orang tuanya. Inilah yang menempa kepribadiannya menjadi seorang pekerja keras dan memiliki disiplin yang tinggi. Pascalulus kuliah, ia pernah pontangpanting mencari pekerjaan di perusahaan swasta dan merasakan beratnya kehidupan. Ia sempat menjabat sebagai manajer namun kemudian beralih haluan dan menjadi PNS. Berkat kedisiplinan dan karakter kemandiriannya kini dirinya dapat amanah memimpinDinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Pemko Banjarmasin. Bagaimana liku-liku perjalanan hidup Ichwan hingga sukses meniti karier di birokrasi pemerintahan? Berikut petikan wawancaranya dengan BPost. Masa kecil Anda sangat berkecukupan? Mungkin bisa dibilang begitu. Ayah saya, Drs H Muhammad Husin merupakan mantan Direktur APDN Banjarbaru

dan Direktur Bank BPD (Bank Kalsel). Walau begitu, bukan berarti anak-anaknya hidup enak. Sebaliknya, ayah sangat disiplin, berani, dan tegas membina anak-anaknya. Contohnya, rambut kami dipotong cepak seperti siswa APDN. Kami tidak boleh menggunakan fasilitas negara seperti mobil dinas, karena itu aset pemerintah. Itu sebabnya, kami hingga dewasa tidak ada yang bisa menyetir mobil, kecuali setelah bekerja dan membeli mobil pribadi. Ibunda juga mengajarkan kami untuk tidak pilih-pilih dalam berteman. Bagaimana dengan sekolah Anda? Supaya mandiri, ayah menyekolahkan anak-anaknya ke Pulau Jawa. Setelah lulus SMP di Banjarmasin, saya langsung disekolahkam ke SMA Trimurti di Surabaya, Jawa Timur. Setelah lulus balik ke Banjarmasin dan kuliah di Fakultas Ekonomi, Universitas Lambung Mangkurat (ULM).

Biofile Nama TTL Hobi Agama Jabatan Istri Anak

: : : : :

Drs Ichwan Noor Khalik MSi Banjarmasin, 13 November 1960 Membaca Islam Kepala Dinas Perhubungan, Komunikasi dan In formatika Pemko Banjarmasin : Norhidayah SH : O Karina Shella Putri (dosen ULM) O Muhammad Haykal Pasha O M Alif Dharmawan

Riwayat Pendidikan O SDN Mularwarman (1974) O SMPN 2 Banjarmasin (1977) O SMA Trimurti Surabaya (1980) O Fakultas Ekonomi Universitas Lambung Mangkurat O S2 Administrasi Negara Universitas Gajah Mada (UGM) Yogyakarta (1995).

Riwayat Pekerjaan O Manajer di perusahaan milik orang Malaysia O PNS di Pemkab Batola 1990 O Staff Bappeda Provinsi Kalsel O Biro Tapem O Kabag Perangkat Wiayah Provinsi Kalsel O Wakil Kepala Dinas Tata Kota Banjarmasn O Dinas Sosial dan Tenaga Kerja O Dinas Kesehatan O Dinas Kebersihan dan Pertamanan O Dispenda Kota Banjarmasin O Kabag Tapem Kota Banjarmasn O Kasatpol PP Kota Banjarmasin O Kepala Dinas Kepala Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Pemko Banjarmasin

Mengapa harus sekolah di Jawa? Hal itu dilakukan orang tua saya supaya kami, anak-anak meraka, tidak manja. Supaya wawasan dan pergaulan kami bertambah dan supaya kami bisa merasakan hidup susah di perantauan sehingga bisa menjadi pribadi yang mandiri. Ayah melakukan itu guna menanamkan pemaknaan hidup dan kehidupan kepada anak-anaknya bahwa hidup ini tidak selama enak, tidak selamanya selalu punya duit. Jadi, kalau terjadi sesuatu, sudah siap menghadapinya karena kepribadian telah mandiri. Karier pekerjaan Anda dimulai dari mana? Setelah lulus di Fakultas Ekonomi ULM tahun 1988, saya mencoba bekerja di perusahaan swasta. Saya sempat jadi manajer dan mera-

sakan beratnya beban tuntutan waktu. Hal itu kemudian membuat saya berhenti dan mencoba masuk PNS tahun 1990 di Kabupaten Baritokuala. Lalu saya pindah ke Pemprov Kalsel dan ditempatkan menjadi staf di Bappeda dan Biro Tapem serta tempat lainnya. Baru lah tahun 2002, pindah ke Pemko Banjarmasin dan diminta Wali Kota Sofyan Arpan untuk membantunya. Saya menjabat wakil kepala Dinas Tata Kota. Saya sempat sembilan kali roling mulai dari Dinas Sosial, Dinas Kesehatan, Dinas Kebersihan dan Pertaman, Dispenda, Kabag Tapem hingga Kepala Satpol PP. Sebelum menjabat kepala Dishubkominfo Banjarmasin, saya sempat

diminta menjabat Plt Sekdako Banjarmasin dan Plt BKD Pemko. Apa yang Anda lakukan saat ini? Ada tiga program utama yang bakal saya lakukan yakni penertiban parkir liar, penertiban retriibusi parkir di atas ketentuan perda dan sistem online perparkiran. Pengalaman saya menjadi kepala Satpol PP akan sangat membantu dalam penertiban masalah perpakiran ini. Saya pernah mengalami biaya parkir bayar dua kali dan tarif retribusi yang seharusnya hanya Rp 2.000 menjadi Rp 3.000. Kondisi ini yang harus dibenahi supaya masyarakat yang parkir lebih tenang. (ful)

Sempatkan Makan Siang Bersama Istri SEPAK terjang Ichwan Noor Chalik ketika menjabat kepala Satpol PP Kota Banjarmasin cukup berani, tegas, disiplin dan tak kompromi terhadap warga yang melanggar aturan. Jalan Veteran yang selama ini sulit di bongkar, berhasil ditertibkannya. Begitu juga tempat Pasar Tungging di Belitung dan lainlainnya berhasil dituntaskan dengan baik. Beda dengan di rumah, lelaki Banjarmasin 13 November 1960 ini sangat lembut dan mencintai keluarga. Ichwan selalu menyempatkan diri makan siang di rumah bersama isteri. “Saya punya kelemahan yakni home sick atau rindu pulang ke rumah. Sesibuk apa pun bekerja, saya sempatkan pulang ke rumah, makan bersama isteri. Ini sebagai bentuk perhargaan terhadap bini yang memasak di rumah,” ucapnya.

Meski berstatus pejabat, Ichwan tak pernah sungkan pergi ke pasar tradisional menenami sang istri belanja. Bahkan, di rumah pun ia terbiasa menyiangi ikan. Walau cinta keluarga, bukan berarti dirinya memanjakan anak-anaknya. Sebaliknya, dirinya menanamkan kemandirian, kejujuran, disiplin dan tidak memanfaatkan aji mumpung punya orangtua pejabat. “Anak-anak saya minta jangan memanfaatkan fasilitas mobil dinas,” paparnya. (ful)

FOTO-FOTO: BANJARMASIN POST GROUP/SYAIFUL ANWAR/ISTIMEWA


24

Futsal Mania

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

likes: BPost Online

Nariansyah Yakin Pertahankan Emas TIM yang bakal berlaga di Brunei, Indonesia, Malaysia, Phillipines-East South Asia Growth Area (BIMP-EAGA) 2016 menyisakan satu kali jadwal seleksi. Seleksi digelar pada Kamis (10/11). Sang pelatih, Edy Susanto, memastikan sudah memiliki kerangka tim yang bakal dibawanya ke Kalimantan Timur yang menjadi tuan rumah. Seleksi pada Kamis mendatang akan diisi pematangan kerangka tim, mengingat enam pemain PON yang saat ini berlaga di Liga Futsal Nusantara (LFN) 2016 sudah balik ke Kalsel. Mereka di antaranya Rahmatullah Hasriyanoor, Muhammad Thaha dan Hafist Fahreza.

Pada gelaran tahun sebelumnya, tim Kalsel mampu meraih medali emas. “Insya Allah dengan kekuatan yang ada, kami bisa mempertahankan emas. Kemampuan bermain tim akan dimatangkan nanti,” ujarnya. Tekad tersebut disampaikan meski persiapan terbilang minim, yakni hanya satu bulan. Sekretaris Asosiasi Futsal Provinsi (AFP) Kalsel Nariansyah mengaku optimistis emas masih bisa dipertahankan. Untuk meningkatkan semangat, Nariansyah bakal menemani punggawa Kalsel berlaga di BIMP-EAGA. “Insya Allah kami yakin bisa. Persiapan saya rasa cukup,” pungkasnya. (rmd)

BANJARMASINPOST GROUP/RAHMADHANI

Kalsel Kejar Peringkat Tiga Edy Susanto

DOK/BPOST

TERTUTUP sudah peluang tim Asosiasi Futsal Provinsi (AFP) Kalsel lolos dari babak 27 besar Liga Futsal Nusantara (LFN) 2016 di Pontianak, Kalimantan Barat. Ini setelah tim Kalimantan Barat berhasil mengalahkan tim DKI Jakarta 3-0. Dengan hasil ini, Kalbar mengantongi 10 poin dan mantap duduk di posisi kedua. Di peringkat pertama, masih berdiri kokoh Kaltim yang meraup 13 poin. Dengan dua laga tersisa bagi masing-masing tim, tim Kalsel, yang diwakili tim Tanahbumbu,

dipastikan tidak bisa lolos ke fase selanjutnya. Itu lantaran hingga pertandingan keempat, tim Kalsel baru mengantongi tiga poin hasil tiga kali kalah dan satu kali menang. Ini sama dengan tim Jakarta, Kalteng dan Kaltara. Hanya juara dan runner-up yang lolos ke babak selanjutnya. Kendati mendapat hasil minor, para punggawa tim Kalsel, yang diperkuat sejumlah pemain PON, tetap semamgat. Dengan sisa laga melawan Kaltara dan Jakarta, tim Kalsel mengincar posisi ketiga.

“Kami harap masih bisa rebut posisi tiga dengan raih kemenangan di partai sisa. Saya minta pemain tetap fokus dan raih hasil maksimal,” ujar pelatih tim, M Syafruddin. Pemain, kata Syafruddin, sempat kecewa dengan hasil yang ada. Pasalnya pada dua pertandingan sebelumnya, kesempatan merebut poin terbuka lebar. “Melawan Kaltim kami sempat unggul, tapi malah berbalik kalah. Begitu pula lawan Banten, sempat imbang 3-3 hingga mendekati akhir

pertandingan tapi kebobolan di menit-menit akhir. Kami terus motivasi pemain untuk terus semangat karena ini adalah pengalaman berharga,” ujarnya. Ini merupakan ajang nasional pertama yang diikuti tim Tanbu, yang baru berusia setahun. (rmd) SISA JADWAL PERTANDINGAN

z Selasa (8/11) : Kalsel vs Kaltara z Rabu (9/11) : Kalsel vs Jakarta

Terancam 3 Tahun Penjara BANJARMASIN, BPOST - Setelah sidang bergulir beberapa kali, jaksa akhirnya menjatuhkan tuntutan terhadap dua terdakwa kasus korupsi pada rehab ruangan operasi di RSUD Brigjen Hasan Basri, Direktur CV Sari Mustika Hj Mariatul Kiftiah dan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Yulianto Kusumo Nugroho, Senin (7/11) siang. Jaksa Penuntut Umum (JPU) Budi Purwanto dari Kejaksaan Negeri HSS keduanya dituntut 3 tahun penjara. Kedua terdakwa juga dibebani membayar denda masing sebesar Rp100 juta subsidair enam bulan kurungan. Terdakwa Mariatul dibebani membayar uang pengganti sebsar kerugioan BANJARMASIN POST GROUP/MURHAN

TAMAN VERTIKAL - Pemko Banjarmasin membuat taman vertikal di kawasan flyover, seba-

gai upaya mempercantik keindahan kota sekaligus untuk mempertahankan Piala Adipura yang saat ini sedang penilaian.

Andalkan Taman Vertikal Flyover z Sambungan Hal 17

Kepala Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Banjarmasin, Mukhyar mengatakan, taman itu sempat tertunda pelaksanaannya karena menunggu aliran listrik dari PLN. Maklum, taman vertikal perlu listrik untuk menyiraman secara otomatis dan pencahayaannya. Kini, pihaknya mulai membangun taman vertikal lainnya di perempatan Jalan Kolonel Sugiono dan Jalan Pangeran Antasari. Saat ini, proses pembangunannya sudah berlangsung berupa pemasangan kontruksinya. Sebelumnya sudah diba-

Siswa Antusias Dengarkan ... z Sambungan Hal 17

obat-obatan terlarang, kenakalan remaja dan lainnya . Mantan Kasi Pidum Kejari Banjarmasin ini dalam ‘wejangannya’ saat apel ini mengungkapkan tentang bahaya narkoba bagi generasi muda. Menurutnya bahaya narkoba sangatlah ‘mengerikan’ dan tentunya ada hu-

ngun taman vertikal di TPA Basirih. Juga sudah ada taman vertikal di perempatan Jalan Lambung Mangkurat dan Jalan Pangeran Samudera serta di dinding Balaikota Banjarmasin. Taman vertikal sendiri bakal menjadi andalan dalam mendongkrak nilai Adipura pada tahun ini. “Ya, taman vertikal jadi andalan kami untuk ikut mendongkrak nilai. Kita harus mempertahankan Piala Adipura,” katanya. Nah, terkait penilaian Adipura, pekan tadi rupanya tim penilai sudah menyambangi Kota Banjarmasin. Tepatnnya 2-6 November 2016, mereka sudah mendatangi sejumlah tempat untuk dinilai. Menurut Mukhyar, mereka datang tak membe-

ritahukan sebelumnya. “Tahu-tahu menilai. Mereka memberi tahu saat sudah berada di Banjarmasin. Tapi tak masalah, soalnya kita program berjalan, jadi tak masalah jika mereka datang kapan saja,” ujarnya. Tempat yang mereka datangi seperti permukiman, sekolah dan TPA Basirih. “Kalau TPA Basirih pasti. Tapi kami yakin bisa lolos untuk ke tahapan berikutnya,” kata pria yang juga Plt Kepala BLHD Kota Banjarmasin ini. Teknis penilaian sendiri, jika tak lolos pada penilaian tahap pertama (P1), dipastikan gagal meraih Adipura karena menggunakan sistem gugur. Jika lolos akan dilanjutkan tahap verifikasi. (ire)

kum yang mengaturnya. “Kita ingin menanamkan dasar-dasar kesadaran hukum ke para siswa untuk menataati aturan, memberikan pemahaman tentang aturan tersebut. Pasalnya aturan atau hukum dibuat untuk ditaati dan ada saksi hukumnya jika melanggar,” ucap Irwan, Kasi Penkum Kejati Makhpujat SH mengatakan kegiatan Jaksa Masuk Sekolah ini sifatnya fleksibel saja

dan menyesuaikan dengan jadwal sekolah. “Tak selalu menjadi inspektir upacara, bisa juga kita ke ruangan menjelaskan soal hukum,” paparnya seraya kedepannya mereka juga memasukkan tentang bahaya korupsi dan lain-lain. Sementara itu para siswa yang ikut apel pagi terlihat cukup serius mendengarkan inspektur upacara memaparkan soal bahaya narkoba ini. (dwi)

Terpaksa Panjang Jalan Dikurangi... z Sambungan Hal 17

an perpustakaan di RK Ilir. Padahal, dalam perencanaan awal, pembangunannya dijadwalkan mulai 2017 ini dengan anggaran sekitar Rp 14 miliar. Dalam SKPD ini, kata Kepala Dinas Cipta Karya dan Perumahan, Ahmad Fanani Syaifuddin, fokus infrastruktur yang dibangun adalah kelanjutan RSUD Sultan Suriansyah. Namun, anggaran tahun ini pun kena penyesuaian yakni hanya pagu Rp 31 miliar. Padahal, selama dua tahun pembangunan, pagunya selalu Rp 40 miliar. Untuk menyiasati, pihaknya akan mengupayakan anggaran dari pemprov atau pusat. Termasuk untuk pembangunan RSUD Sultan Suriansyah yang menjadi skala prioriotas kepala daerah yang ada sekarang. Pembangunan infrastruktur juga mendapat penyesuaian. Menurut Kepala Dinas Binamarga Kota Banjarma-

Kunker Pun Kena... z Sambungan Hal 17

anggota DPRD dari Fraksi Golkar. Menurutnya, kalau bisa anggaran dewan tidak dikurangi. Mengingat, biasanya pengurangan itu

negara Rp978 juta lebih dan apabila dalam waktu yang ditetapkan tidak dapat membayara maka kurungan bertambah dua tahun. Pada sidang kali ini dengan majelis hakim Pujana didampingi hakim Dana Hanurta dan Bagus Handoko. JPU berpendapatkan kalau kedua bersalah pasal 3 jo 18 UURI No 31 tahun 1999, sebagaimana diubah dan ditambah pada UU No 20 tahun 2001, tentang pemberantasan tindak pidana korupsi jo pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP, seperti pada dakwaan susidairnya. Dari nilai proyek Rp1,2 M lebih, sementara kerugian negara akibat mutu

bangunan dinilai kurang, terdapat kerugian negara sebesar Rp978 juta lebih. Kerugian negara tersebut berdasarkan perhitungan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Kalsel, bukan pihak penyidik, seperti yang disebutkan dalam dakwaan. Kedua terdakwa yang disidang secara terpisah tetapi ditangani oleh majelis hakim yang sama dan JPU yang sama pula. Terdakwa Mariatul Kiftiah Direktur CV Sari Mustika Sari Borneo merupakan pelaksana pekerjaan dan Yulianto Kusumo Nugroho sebagai pejabat pembuat komitmen (PPK) pada pelaksanaan pembangunan kamar operasi tersebut. (dwi)

sin, Gusti Ridwan Sofyani, ada tiga jembatan yang terancam pembangunannya batal dilaksanakan 2017 nanti yakni Jembatan Banjar Indah, Antasan Kecil Barat dan Kuin. Bukan hanya Jembatan, pembangunan jalan juga bakal dikurangi. Jika tahun ini pembangunan dan rehab jalan sepanjang 150 kilometer, tahun depan bisa berkurang menjadi 100 kilometer atau dipangkas 50 kilometer. “Nantinya, skala priorotas,” katanya. Salah satu cara agar pembangunan itu tak terganjal, pihaknya sudah mengusulkan anggaran lewat Dana Alokasi Khusus (DAK). Tahun ini, anggaran dari APBD malah kalah dari DAK. APBD untuk Binamarga mencapai Rp 95 miliar, namun dari DAK mencapai Rp 112 miliar. Begitu juga Dinas Sumber Daya Air dan Drainase, pembangunan siring hanya difokuskan pada kelanjutan dari yang sudah ada seperti sisa 75 meter di Jalan Sudirman dan sisa 70 meter di kawasan RK Ilir. Sisanya, kata Kepala Di-

nas Sumber Daya Air dan Drainase, Muryanta, akan diusahakan lewat bantuan pusat. Seperti kelanjutan Sungai Baru hingga Teluk Kelayan, dijanjikan lewat anggaran pusat. “Sejak awal, komitmen pusat untuk siring Sungai Baru sampai Teluk Kelayan dikerjakan pusat. Pemko hanya harus membebaskan lahan,” katanya. Namun ada juga SKPD yang tak mengalami penyesuaian, seperti Dinas Kebersihan dan Pertamanan. Menurut kepala dinasnya, Mukhyar anggaran Dinas Kebersihan dan Pertamanan sekitar 80 persen adalah untuk operasional, hanya 20 persennya untuk pembangunan seperti taman dan lainnya. Oleh karenanya, dinasnya tak mengalami penyesuaian dengan anggaran sekitar Rp 60 milar. “Apalagi pak wali juga ingin prioritas pada kebersihan, sesuai visi dan misi barasih dan nyaman. Begitu juga pembangunan taman jadi prioritas,” katanya. Asisten II, Hamdi menambahkan, untuk dinas lain juga ada yang tak diganggu yakni Dinas pendidikan dan

kesehatan. Ini terkait dengan aturan dalam undangundang, dinas pendidikan harus 20 persen dari APBD dan Dinas kesehatan minimal 10 persen. Diakui Hamdi, penganggaran tahun ini diprioritaskan untuk visi dan misi kepala daerah seperti penciptaan wirausaha baru, kebersihan, taman-taman dan lainnya. Dari semua usulan yang diajukan sejumlah SKPD, pastinya ada yang ditunda karena harus skala prioriotas. Dengan pengurangan anggaran sharing dari pusat, termasuk pengurangan dana alokasi umum (DAU) karena perpindahan kewenangan terminal Km 6 dan SMA/SMK, otomatis membuat membuat APBD tertekan. “Terpaksa, beberapa usulan dicoret dan disesuaikan,” katanya. Wakil Wali Kota Banjarmasin, Hermansyah mengatakan, saat ini proses pembahasan dan tahap melihat kondisi APBD, belum masuk tahap pembahasan usulan dari SKPD. “Malam ini (kemarin) kami bahas lagi,” katanya. (ire)

bisa mengurangi produktivitas anggota dewan dalam bekerja. “Silahkan efisiensi, tapi jangan ganggu kinerja,” katanya. Dia sendiri menilai, beberapa program yang tak bisa terlaksana.

Akibatnya, ada silpa (sisa lebih penggunaan anggaran) dalam APBD. Padahal, jika anggaran itu tepat sasaran, tentunya bisa digunakan untuk hal lebih terprogram. Keduanya juga meminta

meningkat PAD dengan meningkatkan protensi yang ada. “Saya kira banyak potensi PAD yang belum tergali. Ini bisa mengurangi ketimpangan APBD kita,” tambah Zainal Hakim. (ire)


Banua Sport banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @ba @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

25

Misi Jaga Tradisi Medali Tujuh Bocah Banua Bersiap Ikut Kejurnas Sepatu Roda TUJUH atlet belia inline skate Banua cukup besar di cabang STORY HIGHLIGHTS (sepatu roda) Kalsel bakal ber- sepatu roda ini. Dan kami selalaga di kejuaraan nasional (ke- lu turunkan atlet-atlet pemula z Atlet Kalsel siap berlaga jurnas) terbuka yang bakal di- untuk menambah jam terbang, di kejurnas sepatu roda di gelar di Surabaya, 27 November pengalaman dan mental mereSurabaya ka,” ujar pria kelahiran Banjarmendatang. z Tujuh atlet belia diperAtlet-atlet yang bakal turun masin, 6 Juni 1978 silam ini. siapkan untuk tampil di Soal target di Surabaya, pria berusia dini, antara 7-10 takejurnas itu ramah ini tak muluk-muluk. hun. Mereka berasal dari z Atlet yang diturunkan berDia berharap, anak klub Banjarmasin Inliusia 7-10 tahun asuhnya bisa menne Speed (BIS). jaga tradisi meraih Mereka adaKLIK ! medali, meneruslah Farid, Farel, banjarmasinpost.co.id kan trend positif untuk menambah pengalaman Fatih, Raihan, bertanding. di Balikpapan. Rafa, Zulfa Persiapan atlet “Ada total 15 orang yang be“Saat ini masih dan Nia yang sepatu roda Kalfokus latihan em- rangkat satu pelatih, empat nantinya bakal sel untuk Kejurpat kali sepekan atlet laki-laki dan tiga atlet mengikuti katenas Surabaya di Lapangan SKB perempuan serta tujuh pengori lomba stanBanjarmasin. Kami damping. Sebenarnya sebagian dar race 500 meter harap mereka bisa tam- atlet sudah sering juga berlaga dan 1.000 meter serdi kejurnas mudah-mudahan pil maksimal,” pungkasnya. ta maraton dua kilometer Ditambahkan Pelatih Sepa- dengan tampil di Surabaya kedan enam kilometer. Ketua Banjarmasin Inline tu Roda Husaini, Kalsel se- percayaan diri mereka semakin Speed (BIS) Budi Noor Iskan- ngaja mengirimkan atlet juni- tinggi,” kata Say Seven sapaan dar mengatakan, pihaknya ornya dari umur 7-10 tahun akrabnya. (rmd) memang saat ini fokus untuk membina bibit-bibit muda atlet di cabang sepatu roda. Kejurnas di Surabaya nanti SELAMA ini, keikutsertaan Kalsel di ajang kejuaraan nasional cabukanlah yang pertama. Tahun bang sepatu roda masih sebatas membawa nama klub. ini, sudah dua kejuaraan nasiWajar karena di Kalsel, masih belum terbentuk Pengurus Provinsi onal yang diikuti, yakni di Solo (Pengprov) Persatuan Olahraga Sepatu Roda Indonesia (Perserosi). dan di Balikpapan. Ketua Banjarmasin Inline Speed (BIS) Budi Noor Iskandar mengaBahkan dalam event di Ba- takan, melihat potensi cabang sepatu roda yang ada di Kalsel, sulikpapan, atlet Kalsel berhasil dah saatnya Perserosi terbentuk. meraih 14 medali dari 7 atlet Apalagi ditambah hasil positif yang ditunjukkan atlet sepatu roda muda yang diturunkan. Kalsel yang turun di sejumlah event nasional, meski berangkat se“Hasilnya cukup memuas- cara perorangan. kan. Progress anak-anak se“Saat ini kami masih dalam proses pembentukan Perserosi Kallalu meningkat di setiap event sel. Mudahan tahun depan bisa resmi dilantik. Doakan saja. Ini yang diikuti. Potensi anak-anak penting khususnya dalam hal pembinaan atlet,” pungkasnya. (rmd)

ATLET YANG DISIAPKAN z z z z z z z

Farid Farel Fatih Raihan Rafa Zulfa Nia

Saatnya Perserosi Dibentuk

KATEGORI YANG DIIKUTI z Standar race

SIAP BERLAGA Atlet belia Banua siap berlaga di Kejurnas Sepatu Roda di Surabaya, 27 November mendatang.

500 meter z Standar race 1.000 meter z Maraton dua kilometer z Maraton enam kilometer ISTIMEWA

Persiapan Kejurprov Sejak Juni PENGURUS Provinsi Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Pengprov Perbasi) Kalsel bakal menggelar Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) Basket 2016 17-23 Desember mendatang. Sekretaris Umum Pengprov Perbasi Kalsel Yhoni Sopyan menyebutkan, saat ini seluruh Pengcab Perbasi sudah siap turun dalam kejurprov kali ini. Salah satu persyaratan krusial kejurprov ini sendiri kata Yhoni adalah pemain yang bisa berlaga maksimal kelahiran tahun 1998. Hal ini mengingat ajang ini sebagai wadah mencari bibit-

bibit muda pebasket Banua. “Ajang ini sendiri merupakan salah satu wadah kami mencari bibit-bibit muda untuk persiapan PON Remaja yang rencananya akan digelar 2017 nanti,” ujarnya. Pendaftaran sendiri sudah dibuka sejak semalam Rabu (2/11). “Seluruh pengcab (pengurus cabang) sudah menyatakan siap dan ambil bagian,” ujarnya. Banjarmasin sendiri sepertinya jadi salah satu pengcab yang paling siap menghadapi kejurprov ini. Pelatih basket Perbasi Banjarmasin Aling menye-

butkan, pemusatan latihan (TC) pemain sendiri sudah digelar sejak Juni lalu. Hal ini lantaran sebagian pemain Banjarmasin yang diproyeksikan main di kejurprov, juga sudah mengikuti program Pekan Olahraga Pelajar Wilayah (Popwil). “Sebenarnya persiapan dilakukan bukan sekedar untuk kejurprov, tapi sebagian pemain memang sudah jadi bagian dari pemain yang dipersiapkan untuk POPWIL bahkan proyeksi untuk PON Papua. Kalau dibilang siap, ya persiapannya sudah jauh harilah,” ujarnya. (rmd)

Gagal Emas karena Cedera LIBUR satu minggu langsung diberikan Masriadi, pelatih sekaligus Ketua Binpres Lemkari Kalsel kepada atlet yang baru berlaga di Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Lemkari 2016. Tampil sebagai tuan rumah, Kontingan Kalimantan Selatan yang menurunkan 188 atlet harus puas jadi runner-up setelah meraih 16 emas, 22 perak dan 26 perunggu. Di posisi puncak, Bali tak terkejar dengan raihan 20 emas, empat perak dan tiga perunggu. “Belum ada agenda lagi setelah ini, masih menunggu arahan. Anak-anak masih kami minta rest (istira-

hat) satu minggu sebelum mulai latihan rutin kembali,” ujarnya saat dihubungi Senin (7/11) siang. Salah satu atlet muda Kalsel peraih medali perak, Ricky Firdaus mengaku bangga bisa menyumbang medali bagi Kalsel. Anggota Dit Sabhara Polda Kalsel ini harus puas meraih perak setelah cedera saat final melawan rekannya sesama atlet Kalsel Nova Syahrizal. “Kena cedera di dada, dislokasi. Yah alhamdullilah yang penting emasnya bisa tetap buat Kalsel. Kemarin mau paksakan main tapi dilarang wasit,” ujar pria

BPOST GROUP/RAHMADHANI

kelahiran Banjarmasin 15 Maret 1996 saat dihubungi melalui sambungan telpon. Atlet dari Dojo Lanal Prestasi Banjarmasin ini sendiri mengaku masih berharap bisa ikut Kejur-

nas Ngurah Rai di Bali bulan Januari tahun depan. “Masih fokus pemulihan cedera. Mudahan bisa turun lagi dan membela Kalsel lagi,” ujar putra pasangan Rizani Noor dan Hidayati ini. (rmd)

0811/B25


26

Sport Hot News

SELASA

8 NOVEMBER 2016

banjarmasinpost.co.id

DIRECT POINTS z MotoGP musim 2016 menembus jumlah kecelakaan lebih dari 1000

Sebelum seri terakhir digelar, total kecelakaan di tiga kelas sudah mencapai 1.011 z Di antara tiga kelas, kelas MotoGP yang paling mengalami peningkatan z Dari 215 insiden kecelakaan pada 2015 naik menjadi 275 pada 2016 ini z Ini belum ditambah dengan beberapa insiden yang mungkin terjadi pada seri terakhir di Valencia z

epaper.banjarmasinpost.co.id

YAMAHA

likes: BPost Online

ROSSI PALING JARANG JATUH MotoGP Tembus 1000 Kecelakaan PEBALAP Movistar Yamaha, Valentino Rossi tercatat sebagai pebalap yang paling jarang terjatuh sepanjang 17 seri balapan musim ini. Untuk pertama kalinya, total kecelakaan yang terjadi di tiga kelas balapan MotoGP telah melebihi angka 1000 kecelakaan. Dari data statistik terjatuh, hampir semua pebalap berkontribusi menambah angka insiden terjatuh. Rossi mengalami empat kali terjatuh. Tiga dari insiden terjatuh yang dialaminya ini terjadi dalam lomba balapan di Austin, Assen, dan Motegi. Sehingga sangat berpengaruh pada torehan poin di klasemen. Berbeda dengan Marc Marquez, dia lebih banyak terjatuh namun bukan saat balapannya. Marquez lebih banyak mengalami insiden terjatuh dari Rossi. Dia terjatuh 14 kali, tetapi hanya satu insiden terjatuh yang membuat dia sampai terhenti balapan yaitu saat di Le Mans, Prancis. Setelah Rossi, pebalap nomor kedua dengan jumlah insiden kecelakaan terendah pada tahun 2016 adalah Maverick Vinales. Banyaknya kecelakaan di kelas MotoGP ini menjadi sebuah fakta yang terutama disebabkan oleh inovasi teknis dari balapan MotoGP. Di samping menghadirkan sembilan pemenang balapan yang berbeda, MotoGP 2016 memunculkan fakta lainnya terkait banyaknya insiden pebalap terjatuh (kecelakaan). Tahun lalu, statistik menunjukkan total ada 976 insiden pebalap jatuh, tapi sekarang, ketika balapan masih menyisakan satu seri balapan terakhir di Valencia, angka jumlah kecelakaan sudah mencapai 1.011. Peningkatan terlihat signifikan untuk kelas MotoGP, didorong oleh beberapa peraturan teknis baru yang diperkenalkan dan masih perlu melalui proses adaptasi. Dua faktor yang paling berpengaruh adalah kembalinya Michelin sebagai satu-satunya penyuplai ban dan juga penggunaan perangkat lunak kelistrikan (ECU) yang sama untuk para pebalap. Dua komponen

PALING JARANG JATUH- Valentino

Rossi menjadi pebalap yang paling jarang jatuh pada musim ini. Dia jatuh empat kali, namun sayangnya dia jatuhnya pada sesi balapan dan sering tak bisa melanjutkan lomba. Berbeda dengan Marc Marquez yang jatuh 14 kali namun lebih banyak terjadi di sesi latihan.

Pit Stop Enam Kali, Sean dan Kawan-kawan Finis Kedua TIGA pebalap dari tim Jagonya Ayam KFC Indonesia, Muhammad Sean Gelael, Antonio Giovinazzi dan Tom Blomqvist akhirnya mewujudkan target naik podium pada balapan ketahanan enam jam kategori LMP2 FIA World Endurance Championship di sirkuit Shanghai, Tiongkok, Minggu (6/11). Tampil dengan bendera tim Extreme Speed Motosport, ketiganya membalap dengan gemilang untuk nis di tempat kedua. Sean pun mengibarkan bendera merah putih di podium. Hasil ini jauh lebih bagus dibandingkan pencapaian pada balapan sebelumnya di sirkuit Fuji Speedway, Jepang dua pekan lalu yang mana para pebalap Jagonya Ayam KFC Indonesia hanya nis di posisi keempat. “Mereka menjalani balapan hampir sempurna. Tak banyak kesalahan yang mereka buat, sehingga mereka tidak kehilangan waktu dan bisa nis kedua. Tentu ini hasil yang bagus dari kerja keras tim,” kata pemilik tim Jagonya Ayam KFC Indonesia, Ricardo Gelael dilansir situs sean-gelael. Strategi balapan berlangsung sangat mulus. Tom menjadi pebalap pertama yang mengemudikan mobil Ligier JS P2 Nissan. Start dari posisi ketiga, Tom bisa tampil cukup konsisten menjaga kecepatan mobil dan tingkat keausan ban. Setelah 45 menit membalap, Tom masuk pit stop bergantian dengan Antonio sebagai pebalap kedua. Antonio sejak awal diproyeksikan untuk membalap

follow us: @banjarmasinpost

itu secara bersama-sama dapat memainkan peran yang menentukan banyaknya pebalap terjatuh. Meski demikian, untuk kelas Moto3 tercatat ada 388 insiden terjatuh. Masih lebih sedikit dibandingkan dengan tahun 2015 dengan 409 insiden. Tahun ini berkurang 21 insiden. Demikian pula dengan balapan di kelas Moto2, Jumlah insiden kecelakaan sebanyak 348 insiden pebalap jatuh sepanjang 17 seri balapan, masih lebih sedikit dibandingkan dengan 2015 dengan 352 insiden. Kontras dengan kelas MotoGP.

Jumlah insiden kecelakaan meningkat pesat dari 215 insiden kecelakaan pada 2015 naik menjadi 275 pada 2016 ini, belum ditambah dengan beberapa insiden yang mungkin terjadi pada seri terakhir di Valencia. Khusus di antara pebalap yang bersaing di kelas elite MotoGP, Valentino Rossi dari Movistar Yamaha dan Maverick Vinales dari Suzuki menempati dua pebalap teratas yang paling jarang terjatuh sepanjang 17 seri balapan yang sudah digelar musim ini. Rossi dan Vinales adalah dua pebalap yang musim depan akan bergabung dalam satu tim di Yamaha. (mba)

GETTY IMAGES

BERGENGGAMAN TANGAN

- Calon pebalap Movistar Yamaha 2016, Valentino Rossi dan Maverick Vinales bergenggaman tangan saat mereka naik podium di LeMans.

Faktor Pengalaman dan Kehati-hatian VALENTINO Rossi dan Maverick Vinales menempati posisi paling atas dalam daftar pebalap paling sedikit mengalami kecelakaan. Hal itu disebabkan faktor pengalaman balap Rossi dan juga gaya membalap yang hati-hati dari Vinales. Rossi lebih banyak pengalaman di dunia balapan, membuatnya jadi pebalap yang paling sedikit terjatuh. Sayangnya, dia terjatuh di momen penting balapan. Bukan di momen latihan bebas atau persiapan sebelum balapan. Sedangkan Vinales balapan dengan gaya yang lebih hati-hati, meski dia baru merasakan dua musim di MotoGP dan telah dihadapkan dengan pengenalan ban Michelin dan software unik dari unit kontrol terpadu, dia memiliki gaya

membalap dengan cara yang lebih aman. Sampai sekarang, sudah terakumulasi 275 insiden terjatuh di kelas MotoGP, 60 lebih dari yang tercatat pada tahun 2015. Termasuk di antara pebalap yang membalap dengan hati-hati dan tak banyak terjatuh, Vinales berkomentar : "Saya akan mengatakan bahwa itu adalah kemampuan saya untuk mencari tahu di mana batas kekuatannya. Jika sampai Jumat saya harus puas dengan tempat kelima atau keenam, Saya memilih melakukannya. Tapi jika saya merasa bahwa sepeda motor bisa melesat lebih kencang, saya akan mencoba untuk memberikan segalanya", katanya. (mba)

Sirnas-Milo Gelar Seri Terakhir di Manado MANADO mendapat kehormatan menjadi tuan rumah penutup pada penyelenggaraan SIRNAS-MILO School Competition 2016 setelah sukses dilaksanakan di 5 kota, yaitu Pekanbaru, Cirebon, Solo, Banjarmasin dan Surabaya. Sebanyak lebih dari 400 peserta akan mengikuti kompetisi yang akan diadakan di GOR Arie Lasut Manado mulai 7-12 November. “Ini merupakan keempat kalinya MILO School Competition hadir di Kota Manado, setelah sebelumnya diadakan di tahun 2005, 2009 dan 2012. Kota Manado merupakan salah satu kota yang diperhitungkan sebagai penyumbang atlet bulu tangkis kelas

dunia seperti Lilyana Natsir dan Greysia Polii. Semoga kehadiran MILO School Competition yang sudah menerapkan standar sirkuit nasional ini dapat semakin mendorong munculnya bibitbibit bulu tangkis dari Manado,” ungkap Prawitya Soemadijo Business Executive Manager Beverages PT Nestlé Indonesia. Ketua umum Pengprov PBSI Sulawesi Utara Djenri Keintjem, S.H, M.H mengungkapkan, “Bulu tangkis memang salah satu olahraga favorit di Sulawesi Utara khususnya Manado. Terbukti dengan adanya atlet-atlet terbaik Manado yang masuk pelatnas bahkan memiliki prestasi kelas dunia. Kami ucapkan

terima kasih kepada Nestlé MILO yang telah memilih Manado sebagai tuan rumah pada putaran terakhir SIRNASMILO School Competition. Kami berharap melalui SIRNAS-MILO School Competition anak-anak mempunyai motivasi untuk semakin mencintai olahraga bulu tangkis dan bisa mewujudkan impian menjadi atlet kebanggaan Indonesia.” SIRNAS-MILO School Competition Manado akan mempertandingkan kategori beregu yang diikuti oleh sekolahsekolah di Manado dan sekitarnya yang akan memperebutkan Piala MILO. Sedangkan di kategori terbuka akan dibagi berdasarkan kelompok usia U-13 dan U-15. (Tribunnews/BI)

SEAN-GELAEL

NAIK PODIUM-

Sean Gelael (tengah) bersama rekannya, Antonio Giovinazzi dan Tom Blomqvist naik podium pada balapan ketahanan enam jam kategori LMP2 FIA World Endurance Championship di sirkuit Shanghai, Tiongkok, Minggu (6/11).

selama 90 menit dengan jeda sekali pit stop. Pebalap asal Italia ini tampil cukup impresif dan bahkan mampu membawa tim ke posisi terdepan. Namun, setelah jeda pit stop posisi tim kembali mundur ke urutan ketiga di belakang tim G- Drive Racing dan RGR Sport by Morand. Setelah 90 menit melahap lintasan, Antonio pun harus melakukan pit stop kedua sekaligus memberikan tempatnya untuk Sean Gelael yang menjadi pebalap ketiga. Pergantian pebalap berjalan dengan mulus, Sean pun juga bisa tampil konsisten untuk mempertahankan posisi tim diperingkat tiga. Trio pebalap Jagonya Ayam mencetak ratarata kecepatan 168,7 kilo meter per jam setiap putarannya. Sementara waktu tercepat tim, yakni satu menit 56,324 detik yang dicetak Antonio Giovinazzi. Setelah menyelesaikan

tugasnya selama 90 menit, Sean kembali menyerahkan giliran kepada Tom. Meski ini merupakan debut Tom pada ajang balap FIA WEC, penampilan pebalap asal Inggris ini cukup impresif. Tom bahkan bisa membawa tim naik ke posisi kedua sampai menyelesaikan putaran yang ke-179. Selain penampilan pebalap yang konsisten, keberhasilan tim meraih posisi kedua juga tak lepas strategi pit stop yang hanya enam kali pemberhentian. “Ya tim bekerja sangat baik. Kami juga membalap nyaris tanpa kesalahan. Semua strategi berjalan bagus. Tentu ini hasil yang sangat bagus. Sejak datang ke Shanghai, kami sudah yakin kalau posisi podium dalam jangkauan kami. Tom dan Anto tampil luar biasa sehingga kami bisa mendapatkan podium kedua,” kata Sean. (Tribunnews/*)

Indonesia Urutan Kelima Kejuaraan Dunia PARA pebulu tangkis muda Indonesia akhirnya harus puas nis di urutan ke lima Kejuaraan Dunia Junior (WJC) 2016 yang digelar di Bilbao, Spanyol. Di Bilbao Arena, punggawa dan srikandi muda terhenti di perempat nal usai kalah 1-3 atas Malaysia, dan akhirnya di babak penentuan ranking 5 hingga 8, Indonesia berhasil meraih kemenangan 3-0 atas India, dan 3-1 atas Taiwan. Hasil ini tentu tak lebih baik dari catatan tim merah putih di tiga edisi WJC terakhir, dimana skuad muda selalu bisa tampil di partai puncak. “Memang hasil atas Taiwan sudah sesuai dengan prediksi kita, dan secara keseluruhan saya sebagai tim manajer meminta maaf kepada seluruh masyarakat Indonesia bahwa ini hasil terbaik yang kita dapatkan. Mungkin memang belum seusai harapan, tetapi inilah hasil terbaik dan sudah maksimal dari anak-anak ini untuk

pertandingan beregu,” ujar manajer tim, Fung Permadi dilansir badmintonindonesia. org. “Kedepannya masih ada beberapa kesalahan yang akan kita perbaiki, dan ini menjadi bahan evaluasi kita untuk ke depannya,” lanjutnya. Sementara itu Chief de Mission WJC kali ini, Achmad Budiharto menuturkan hal senada. “Hasil ini memang belum sesuai harapan, karena targetnya bisa mengulang hasil tahun lalu. Dan hasil kelima ini tidak terlalu jelek, tetapi melihat dari perjuangan anak-anak saya kira sudah maksimal. Dan tentu menjadi bahan evaluasi. Ada beberapa sektor yang kita masih punya kelemahan. Tunggal putra harus diperbaiki dan memantapkan tunggal putri,” ujar Budiharto. Dengan berakhirnya laga beregu, kini tim sudah harus kembali bersiap untuk menyongsong laga nomor

BADMINTONINDONESIA.ORG

BERKERUMUN- Tim Indonesia berkerumun usai menjalani

kejuaraan dunia yunior 2016 di Bilbao. Indonesia urutan Kelima. individu. Perebutan Piala Eye Level akan dimulai Selasa (8/11) mendatang, kondisi semua atlet pun sejauh ini dalam keadaan prima. “Kondisi anak-anak sejauh ini t, hanya saja

perubahan cuaca hari ini harus diwaspadai karena lebih dingin dari biasanya. Dan tentu mereka sudah dalam keadaan siap untuk bertarung,” ujar Fung. (Tribunnews/BI)


Soccer Hot News banjarmasinpost.co.id

epaper.banjarmasinpost.co.id

follow us: @banjarmasinpost

SELASA

8 NOVEMBER 2016

likes: BPost Online

27

DATA & FAKTA HASIL PERTANDINGAN SENIN (7/11)

10 Genoa

11 4 4 3 13 11 +2 16

DINI HARI

11 Cagliari

12 5 1 6 20 29 -9 16

12 Chievo

12 4 3 5 12 14 -2 15

13 Udinese

12 4 3 5 16 19 -3 15

14 Sampdoria

12 4 3 5 13 17 -4 15

15 Bologna

12 3 4 5 11 18 -7 13

16 Sassuolo

12 4 1 7 14 22 -8 13

17 Empoli

12 2 4 6 6 13 -7 10

18 Pescara

12 1 4 7 9 20 -11 7

19 Palermo

12 1 3 8 9 23 -14 6

20 Crotone

12 1 2 9 10 24 -14 5

SERIE A Roma 3 - 0 Bologna Fiorentina 1 - 1 Sampdoria Internazionale3 - 0 Crotone

Klasemen La Liga 1 Real Madrid

11 8 3 0 31 10 +21 27

LA LIGA

2 Barcelona

11 8 1 2 32 13 +19 25

Sevilla 1 - 2 Barcelona

3 Villarreal

11 6 4 1 19 7 +12 22

Villarreal 2 - 0 Real Betis

4 Atlético Madrid 11 6 3 2 25 8 +17 21 5 Sevilla

11 6 3 2 19 15 +4 21

6 Real Sociedad 11 6 1 4 18 12 +6 19

LIGUE 1 Paris Saint-Germain 4 - 0 Stade Rennais Klasemen Premier League 1 Liverpool

11 8 2 1 30 14 +16 26

2 Chelsea

11 8 1 2 26 9 +17 25

3 Man City

11 7 3 1 25 10 +15 24

7 Athletic Club

11 5 2 4 15 13 +2 17

8 Celta Vigo

11 5 2 4 18 21 -3 17

9 Las Palmas

11 4 4 3 21 18 +3 16

10 Málaga

11 4 3 4 17 16 +1 15

11 Eibar

11 4 3 4 16 15 +1 15

12 Deportivo Alavés11 3 4 4 11 15 -4 13

4 Arsenal

11 7 3 1 24 11 +13 24

5 Tottenham

11 5 6 0 15 6 +9 21

6 Man United

11 5 3 3 16 13 +3 18

7 Everton

11 5 3 3 15 13 +2 18

8 Watford

11 4 3 4 15 19 -4 15

9 Burnley

11 4 2 5 11 15 -4 14

13 Espanyol

11 2 6 3 13 17 -4 12

14 Real Betis

11 3 2 6 11 22 -11 11

15 Valencia

11 3 1 7 15 21 -6 10

16 Deportivo La Coruña 11 2 4 5 8 16 -8 10 17 Leganés

11 3 1 7 9 22 -13 10

18 Sporting Gijón 11 2 3 6 10 22 -12 9 19 Osasuna

11 1 4 6 12 21 -9

20 Granada

11 0 4 7 9 25 -16 4

7

10 Southampton 11 3 4 4 12 12 +0 13 11 West Brom

11 3 4 4 12 15 -3 13

12 Stoke City

11 3 4 4 13 18 -5 13

Klasemen Bundesliga 13 Bournemouth 11 3 3 5 13 16 -3 12 14 Leicester City 11 3 3 5 13 18 -5 12 15 Middlesbrough 11 2 5 4 10 12 -2 11 16 Crystal Palace 11 3 2 6 16 19 -3 11 17 West Ham

11 3 2 6 11 20 -9 11

18 Hull City

11 3 1 7 10 24 -14 10

19 Swansea City 11 1 2 8 10 21 -11 5 20 Sunderland

11 1 2 8 9 21 -12 5

Klasemen Serie A 1 Juventus

12 10 0 2 25 9 +16 30

2 Roma

12 8 2 2 29 12 +17 26

3 Milan

12 8 1 3 19 15 +4 25

4 Lazio

12 6 4 2 23 13 +10 22

5 Atalanta

12 7 1 4 19 13 +6 22

6 Napoli

12 6 3 3 21 13 +8 21

7 Torino

12 5 4 3 27 16 +11 19

8 Fiorentina

11 4 5 2 14 11 +3 17

1 Bayern München 10 7 3 0 24 6 +18 24 2 RB Leipzig

10 7 3 0 20 7 +13 24

3 Hoffenheim

10 5 5 0 18 11 +7 20

4 Hertha Berlin 10 6 2 2 17 10 +7 20 5 Dortmund

10 5 3 2 25 12 +13 18

6 FC Köln

10 5 3 2 16 7 +9 18

7 E Frankfurt

10 5 3 2 14 8 +6 18

8 B Leverkusen 10 5 1 4 16 15 +1 16 9 Freiburg

10 5 0 5 13 16 -3 15

10 Mainz 05

10 4 2 4 17 18 -1 14

11 M'gladbach

10 3 3 4 10 15 -5 12

12 Schalke 04

10 3 2 5 13 12 +1 11

13 Augsburg

10 3 2 5 10 14 -4 11

14 Wolfsburg

10 2 3 5 9 13 -4

ZLATAN Ibrahimovic telah kembali. Zlatan Ibrahimovic mengakhiri masa pacekliknya bersama Manchester United saat menghadapi Swansea City pada pertandingan Premier League 2016/17 di Liberty Stadium, Minggu (6/11). Zlatan Ibrahimovic sempat absen mencetak gol dalam enam pertandingan di Premier League. Secara keseluruhan Ibrahimovic hanya mencetak satu gol dari 10 penampilan di semua kompetisi sejak September silam. Satusatunya gol itu tercipta ke gawang Zorya Luhansk di ajang Liga Europa. "Tahu tidak? Setelah 15 tahun di level profesional, saya telah mencetak banyak gol dan saya akan terus mencetak gol. Saya tahu caranya. Selama Anda menciptakan banyak peluang, selama berada di zona, gol bakal muncul, jadi saya sama sekali tidak khawatir," ungkap Ibrahimovic kepada MUTV. Ketajaman bomber berusia

35 tahun itu kembali secara luar biasa. Ibrahimovic mencetak dua gol ke gawang Swansea City. Mantan pemain Barcelona itu melakukan tendangan melompat saat merayakan gol pertamanya. "Saya ingin mencetak gol, itu bukan rahasia, saya ingin mencetak gol karena itu cara saya membantu tim. Saya ingin menciptakan peluang untuk teman-teman setim, saya ingin membantu mereka mencetak gol," ujar mantan kapten tim nasional Swedia itu. Berkat dua golnya, Zlatan Ibrahimovic berhasil mengukir gol ke-400 dalam kariernya di klub. Klub yang mendapatkan sumbangan gol terbanyak dari Ibrahimovic adalah Paris Saint Germain. Ibrahimovic telah mencetak 156 gol untuk Les Parisiens. "Saya hanya berusaha tetap fokus dan berusaha mencetak gol sebanyak mungkin. Selama saya bermain, saya terus bekerja keras. Saya mencetak gol sebanyak

DIRECT POINTS

z Direct Points z Zlatan Ibrahimovic mengakhiri masa pacekliknya z Penyerang asal Swedia itu tetap tenang meski sempat mandul yang sejumlah pemain tidak mampu melakukannya, jadi saya senang," tutur Ibrahimovic. Jose Mourinho, pelatih Manchester United, mengaku tidak tahu Ibrahimovic telah mencetak 400 gol di level klub. Mourinho hanya tahu Ibrahimovic adalah pemain hebat yang bermain untuk tim. "Memiliki seorang penyerang yang tidak mencetak banyak gol adalah hal biasa, namun selama masa pacekliknya dia melakukan segala hal untuk tim. Saya senang dia kembali

Jones Ingin Goda Mourinho PHIL Jones, bek Manchester United, senang bisa memperkuat tim sewaktu menghadapi Swansea City, Minggu (6/11). Ke depannya, Jones ingin terus menunjukkan penampilan bagus untuk menggoda Jose Mourinho, pelatih The Red Devils. Laga menghadapi Swansea City adalah laga pertama Phil Jones bersama Manchester United pada musim ini. Jones absen sejak Januari 2016 akibat cedera. Jones tak masukke dalam skuat pada tiga laga perdana Premier League. Jones kemudian absen pada tujuh pertandingan Premier League karena mengalami cedera lutut. "Saya senang bisa mulai bermain. Saya berlatih keras agar bisa seperti sekarang, beberapa bulan terakhir terasa sangat sulit. Menyaksikan teman-teman bermain

dan tidak bisa terlibat sungguh berat, namun hari ini saya merasa sangat senang," ungkap Jones kepada MUTV. Saat menghadapi Swansea City, Phil Jones bermain selama 90 menit di jantung pertahanan Manchester United. Jones berduet dengan Marcos Rojo. "Beberapa bulan lalu seperti mimpi buruk. Situasinya sulit untuk saya, namun yang bisa saya lakukan adalah tidak pernah menyerah. Hari ini adalah contohnya, saya berlatih keras untuk bisa kembali dan bermain di pertandinganpertandingan seperti ini," kata mantan pemain Blackburn Rovers itu.

Phil Jones harus menghadapi persaingan sengit untuk mendapat kesempatan mengawal jantung pertahanan The Red Devils. "Saya ingin bermain sebanyak mungkin, jika pelatih melihat saya cukup bugar untuk bermain dan tampil bagus untuk dia, saya senang bisa bermain lagi," ujar Jones. (Tribunnews/ deo)

mencetak gol," ujar Mourinho di Manutd.com. Bukan hanya Zlatan Ibrahimovic yang bersinar pada laga ini. Paul Pogba berhasil menunjukkan kepantasannya menyandang status pemain termahal di dunia. Gelandang asal Prancis itu mencetak gol pertama Manchester United ke gawang The Swans lewat sebuah tendangan voli dari luar kotak penalti. "Saya harus melihatnya lagi, saya belum melihat rekamannya. Saya pikir gol kali ini adalah gol terbaik saya di Manchester. Saya harap bisa mencetak lebih banyak gol lagi untuk membantu tim dan terus meraih kemenangan," ujar Pogba kepada MUTV. (Tribunnews/ deo)

609 71

25.000

Zlatan Ibrahimovic mengakhiri 609 menit tanpa mencetak gol di Premier League

pertama Premier League setelah 71 hari.

Ibrahimovic mencetak gol ke-25.000 dalam sejarah Premier League

9

15 Darmstadt 98 10 2 2 6 10 20 -10 8 16 Werder Bremen10 2 1 7 12 27 -15 7 17 Ingolstadt

10 0 2 8 7 21 -14 2

18 Hamburger SV10 0 2 8 4 23 -19 2 9 Internazionale 12 5 2 5 16 14 +2 17

Liverpool

Soccer Short

Sejarah Di Depan Mata JANGAN Kaget jika Liverpool bisa rajin berpesta gol ke gawang lawan-lawannya pada Premier League 2016/17. Jika mempertahankan agresivitasnya, skuat asuhan Jurgen Klopp bisa menorehkan sejarah pada musim ini. Kemenangan 6-1 atas Watford Minggu (6/11) di Anfield menjadi patokannya. Itu adalah kali kelima Liverpool mencetak empat gol atau lebih dalam satu pertandingan Premier League. Sebelumnya Liverpool melakukan itu saat menghadapi Arsenal, Leicester City, Hull City, dan Crystal Palace. Liverpool pernah menunjukkan agresivitas seperti ini pada musim 2013/14. Dimotori oleh Luis Suarez dan Daniel Sturridge, The Reds ketika itu mampu mencetak empat gol atau lebih pada 11 pertandingan. Jumlah itu sama dengan yang dilakukan oleh Manchester City, juara musim 2013/14. Jika performa musim ini dikalkulasikan dengan musim 2013/14, maka Liverpool bisa menorehkan sejarah. The Reds bisa mencetak empat gol atau lebih pada 17 pertandingan. Dalam sejarah Premier League, belum pernah ada tim yang mampu melakukan itu. Kunci bagi Liverpool adalah sumber gol yang merata. Pada musim 2013/14, hanya lima pemain yang mencetak gol untuk Liverpool pada 11 pertandingan pertama. Mereka antara lain Daniel Sturridge, Luis Suarez, Victor Moses, Steven Gerrard, dan Martin Skrtel. Musim ini, sumber gol The Reds lebih merata. Kesuksesan Georginio

AFP PHOTO/PAUL ELLIS

SELEBRASI - Sadio Mane, winger Liverpool, melakukan selebrasi setelah mencetak gol kelima timnya ke gawang Watford pada pertandingan Premier League 2016/17 di Anfield, Minggu (6/11).

Wijnaldum menjebol gawang Watford berarti Liverpool telah memiliki 10 pencetak gol di Premier League musim ini. Sadio Mane, rekrutan dari Southampton pada musim panas lalu, menjadi pencetak gol terbanyak lewat sumbangan enam gol. "Pelatih meminta kami untuk banyak bergerak dan itu yang kami lakukan di pertandingan dan menciptakan ruang untuk rekan-rekan setim kami," ujar Philippe Coutinho, gelandang serang Liverpool, di Liverpoolfc.com. Buah dari ketajaman Liverpool adalah posisi di puncak klasemen setelah mengalahkan Watford. The Reds mengoleksi 26 angka dari 11 pertandingan, unggul satu angka dari Chelsea. Jordan Henderson, kapten Liverpool, meminta timnya untuk tidak puas atas kesuksesan tersebut. "Tim ini sangat bagus dan memilik pemain-pemain hebat, namun Anda tidak mendapatkan apapun dari berada di puncak klasemen saat November. Kami harus mempertahankan mentalitas kami dan terus berlatih. Jika kami seperti itu, kami akan berada di posisi bagus pada akhir musim," ujar Henderson di Liverpoolfc.com. (Tribunnews/deo)

ROBIN VAN PERSIE tidak bisa bermain hingga akhir saat Fenerbahce menghadapi Akhisar Belediyespor pada pertandingan liga Turki, Minggu (6/11). Penyerang asal Belanda itu ditarik dari lapangan karena kelopak matanya terluka parah. Mantan pemain Manchester Untied itu dilarikan ke rumah sakit menggunakan ambulan. RvP kesulitan melihat karena kelopak matanya terluka. "Setelah pemeriksaan tidak ada hal serius terjadi. Situasinya bagus," ujar Burak Kunduracioglu, dokter tim Fenerbahce. (Tribunnews/deo)

Paull Pogba b @paulpogba Terima kasih atas Man of the Ma Match, teman-teman, tak sabar untuk mempertahankannya! @ManUtd #MUFC D David De Gea Ge @D_DeGea @ Kemenangan K kkrusial sebelum jjeda eda internasional! internasion PPenampilan il yang luar biasa dari tim pada babak pertama dan dukungan dukung luar biasa dari pendukung kami sepanjang sepa pertandingan. G Georginio Wijnaldum W j @GWijnaldum @GWijnaldu @ Ya! Penampilan yang Y mengagumkan dari m mencetak titim, sangatt senang bisa menceta dan gol pertama saya untuk @LFC da kami berada di puncak klasemen @ premierleague! #YNWA J Jordan Henderson Hend @JHenderso @ @JHenderson PPenampilan dan hhasil yang luar biasa! b lagi. Atmosfer luar biasa A b #rememberanceday # b d YNWA

MAURO ICARDI - buka suara soal calon pelatih yang ideal untuk menangani Inter. Penyerang asal Argentina itu berharap orang Italia melatih Inter. "Bukan saya yang menentukan pilihan, tapi klub. Jika pelatih Italia datang, maka lebih baik karena dia berbicara bahasa Italia," ujar Icardi. Kursi pelatih Inter kosong setelah Frank De Boer dipecat. Sejumlah nama masuk bursa calon pelatih Inter. Dua kandidat terkuat adalah Stefano Pioli, mantan pelatih Lazio, dan Marcelino, mantan pelatih Villarreal. (Tribvunnews/deo)

EDEN HAZARD - punya sebuah ambisi. Gelandang Chelsea itu ingin kembali masuk daftar kandidat peraih FIFA Ballon d'Or. Hazard mengakui performanya pada musim lalu tidak bagus sehingga wajar tidak masuk daftar kandidat pada tahun ini. "Tapi saya ingin kembali masuk daftar, memberikan segalanya demi masuk daftar, bukan masuk 23 besar, tapi lima besar," ujar Hazard. Pemain asal Belgia itu merasa saat ini sedang bermain seperti seorang anak kecil. Hazard mengaku sedang menikmati permainan dan posisinya.(Tribunnews/deo)


S Super Ball UPERBALL SENIN, 11 JANUARI 2016

SELASA, 8 NOVEMBER 2016

VIETNAM

VS INDO NES IA LIVE ON

SELASA (8/11) PUKUL 17.30 WIB/18.30 WITA

28

Halaman 28

RAJIN LATIHAN TINJU

PRIORITAS UTAMA CONTE TE

PRESENTER olahraga sekaligus model Spanyol,, Lara Alvarez kini sedang keranjingan latihan tinju. Mantan tunangan pebalap formula One, Fernando Alonso ini mengaku tinju merupakan olahraga komplet yang sangat efektif untuk memangkas lemak, dan membuat tubuhnya tetap tap fit. Ia biasa berlatih seminggu tiga kali. "Berkeringat ngat lagi, dan lagi. Saya merasa semakin kuat," ujar Alvarez rez yang juga sempat menjadi kekasih mantan bek Barcelona, elona, Carles Puyol. Tinju saat ini memang menjadi primadona madona para selebritas dunia yang ingin menjaga bentukk LARA tubuhnya. (Tribunnews/den)

PELATIH Chelsea, Antonio Conte menjadikan n playmaker Paris Saint Germain, Javier Pastore sebagai prioritas rioritas utama untuk didatangkan ke Stamford Bridge musim m depan. Pelatih asal Italia ini sepertinya ingin merombak bak lini tengahnya. Usahanya itu akan dimulai dengan an melepas gelandang Cesc Fabregas untuk dipinjamkan ke klub lain. Posisinya akan diisi oleh Pastore. Jika bidikan utamanya gagal, demikian ditulis di Daily Mail, Conte akan berusaha menggaet gelandang Inter Milan, Marcelo Brozovic untuk menghidupkan lini tengah tim London tersebut. (Tribunnews/den) den)

ALVAREZ

SEVILLA

LIONEL Messi terus menorehkan rekor-rekor baru dalam kariernya. Gol Messi ke gawang Sevilla saat Barca menang 2-1 di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla, Senin (7/11), menjadi golnya ke-500 untuk Barcelona, di ajang resmi, dan uji coba. Dalam situsnya, kubu Barcelona menulis, rekor gol sang Messiah di

GUERRERO / AFP

SELEBRASI Striker Barcelona, Lionel Messi (kiri) bersama rekannya, Luis Suarez merayakan gol ke gawang Sevilla di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla (7/11). JORGE

1-2

kompetisi resmi adalah 469, namun jika ditambahkan dengan partai uji coba, dimana ia menyarangkan 31 gol, maka genaplah sudah striker asal Argentina ini mengemas 500 gol untuk Blaugrana. Perinciannya, seperti ditulis akun twitter @Sporf, Messi bermain 592 kali untuk Barca, menyumbang 500 gol, dan mencetak 268 assist. "Pemain terhebat sepanjang masa," tulis akun tersebut. Dalam duel pekan ke-11 La Liga kemarin, Messi sebenarnya bermain di posisi yang tak biasanya, dimana ia ditarik agak ke belakang, menyusul absennya Andres Iniesta. Toh, hal itu tak memengaruhi ketajamannya. Terbukti ia jadi man of the match, dengan sebiji gol, dan assist di laga tersebut. Pengamat bola Sky Sports, Guillem Balague menyebut, "Messi adalah pemain nomor 10, nomor 7, nomor 6, nomor 4. Ia bisa jadi pemain nomor berapa pun," ujarnya memuji pemain serba bisa tersebut. Bukan kebetulan, gol ke-500 Messi tersebut disarangkan ke gawang Sevilla. Pasalnya, sepanjang kariernya ia memang paling doyan menjebol gawang Los Nervionenses. Tercatat dengan golnya tersebut ia sudah mengoleksi 27 kali menjebol gawang Sevilla, paling banyak dibandingkan jumlah gol Messi ke gawang klub-klub lain. Namun mengalahkan Sevilla yang grafiknya sedang menanjak, bukanlah perkara mudah. Tampil di depan pendukungnya, tuan rumah tampil mendominasi permainan, dan unggul terlebih

BARCELONA

dulu di menit ke-15. Dalam sebuah serangan balik, Pablo Sarabia mengirimkan umpan terobosan kepada Vitolo. Vitolo lantas menusuk ke kotak penalti dan sukses menaklukkan kiper Barca, Ter Stegen. Menit ke-43, Messi menunjukkan kelasnya. Dalam sebuah serangan balik, Neymar menyisir sisi kiri dan menusuk ke kotak penalti sebelum memberikan umpan pendek kepada Messi. Messi menyambutnya dengan tembakan terarah yang tak bisa dihentikan oleh kiper Sergio Rico. Babak kedua, Barca berbalik menguasai permainan. Di menit ke-61 mereka berbalik memimpin 2-1. Luis Suarez yang bergerak di sisi kanan kotak penalti menerima umpan dari Messi. Penyerang asal Uruguay itu berdiri bebas dan dengan tenang mengirim bola ke dalam gawang melewati hadangan Sergio Rico. Suarez sebenarnya berpeluang menambah gol pada menit ke-72. Sayang, upayanya menendang bola dari sudut sempit tak membuahkan gol. Sampai bubaran skor bertahan 2-1 untuk kemenangan Barca. Musim ini Messi sudah berperan dalam lahirnya 23 gol Barca. Dia mencetak 16 gol dan tujuh assist di semua kompetisi. Jumlah gol dan assist Messi ini adalah yang terbanyak di antara semua pemain di lima liga top Eropa sejauh ini. Performa mengilap Messi membuat rekan setimnya di Barca, Gerard Pique, memberikan pujian setinggi langit. Pique absen di laga kemarin karena cedera kaki.

Lega Dapat Kartu Kuning Ke-5 STRIKER Barcelona, Luis Suarez mengaku justru lega mendapatkan kartu kuning kelima di menit-menit akhir saat Barcelona mengalahkan Sevilla 2-1, kemarin. Kini, bomber asal Uruguay tersebut harus absen di duel melawan Malaga (19/11) mendatang gara-gara akumulasi kartu. Suarez datang ke markas Sevilla, Stadion Ramon Sanchez Pizjuan dengan mengantongi empat kartu kuning, yang berarti jika mendapat satu kartu kuning lagi ia harus absen di laga berikutnya. Toh, hal itu tak membuat mantan pemain Liverpool ini jeri. Dua menit jelang pertandingan berakhir, Suarez mendapat kartu kuning dari wasit Santiago Jaime gara-gara memprotes sang pengadil yang tak memberikan kartu kuning kedua pada bek Sevilla, Daniel Carico. Anehnya, Suarez justru merasa lega dengan kartu kuning tersebut. Pasalnya, katanya, dengan hukuman suspend di

laga melawan Malaga tersebut, ia bisa memulai fase baru dengan catatan bersih, menjelang laga yang lebih penting. Di antaranya melawan Sociedad (27/11), dan el Clasico kontra Real Madrid (3/12). "Kartu kuning sebenarnya merupakan hal yang bagus. Saya kini akan memulai lagi dengan catatan yang bersih menjelang laga tandang melawan Sociedad dan juga Real Madrid," tutur Suarez pada Canal Plus. Suarez mengakui, laga melawan Sevilla selalu sulit. "Kami cukup menderita karena Sevilla terus memberikan tekanan. Mereka bermain dengan bagus dan selalu siap untuk bertarung," ujarnya. "Jadi tak kaget apabila mereka memuncaki klasemen grup Liga Champions karena mereka adalah lawan yang sangat menyulitkan. Mereka punya kualitas bagus dan tentu akan bersaing untuk gelar juara," ujarnya lagi.

JAVIER PASTORE

DIRECT POINTS z Messi cetak gol ke-500 untuk Barca di ajang resmi, dan uji coba z Musim ini ia terlibat dalam 23 gol Barca, terdiri dari 16 gol, dan tujuh assist di semua kompetisi z Luis Suarez absen di laga melawan Malaga karena akumulasi kartu kuning

Susunan Pemain Sevilla: Sergio Rico; Mariano, Rami, Carrico, Escudero; N'Zonzi; Vazquez (Ganso 68'), Nasri (Iborra 78'), Sarabia (Correa 84'), Vitolo; Vietto Barcelona: Ter Stegen; Roberto, Mascherano, Umtiti, Digne; Denis Suarez (Rafinha 86'), Busquets, Rakitic (Gomes 72'); Messi, Luis Suarez, Neymar

Karenanya, ia leluasa menonton aksi rekannya tersebut melalui televisi. "Jika Ballon d'Or hanya diberikan kepada pemain terbaik di dunia, Leo akan memenanginya setiap tahun sejak 2009. Dia berada di level yang berbeda," tulis Pique di akun Twitter-nya, yang secara tak langsung menyindir pemberian trofi Ballon d'Or untuk Cristiano Ronaldo. Dengan hasil ini, Barcelona memantapkan posisi di peringkat kedua klasemen sementara dengan koleksi 25 poin, tertinggal dua angka dari Real Madrid yang berada di atasnya. Sementara Sevilla tertahan di peringkat lima dengan 21 poin. (Tribunnews/den)

Ulasan Pelatih Kurang Kejam KETIKA Anda mendominasi permainan, tapi kurang kejam melawan tim sekelas Barcelona, maka Anda sudah berada di ambang kekalahan. Itulah yang terjadi malam ini. Babak pertama adalah milik kita, tapi kita membuang sejumlah peluang. Sampai akhirnya Barca mulai menemukan permainan terbaiknya, dan kami pun ketinggalan. Ketika tersadar, kami mulai mengejar, tapi mereka justru semakin solid. Ini jadi pelajaran mahal bagi kami. (den)

*) JORGE SAMPAOLI, PELATIH SEVILLA

Level Tinggi REUTERS

TERJATUH- Striker Barcelona, Luis Suarez terjatuh dalam perebutan bola dengan

pemain Sevilla di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sevilla, Senin (7/11), Di laga kemarin, Suarez mencetak gol kemenangan tim usai mendapat assist dari Lionel Messi dan ia lantas memuji aksi yang ditunjukkan oleh rekannya asal Argentina tersebut.

"Leo bisa bermain di posisi manapun. Ia selalu membuat perbedaan. Ia amat cerdas dan selalu tahu di mana harus mencari ruang," katanya. (Tribunnews/ den)

SAYA puas karena kami mampu mengatasi kesulitan. Kita semua menyaksikan level yang tinggi dalam pertandingan ini, baik dari dari Sevilla maupun Barca. Kami punya peluangpeluang untuk unggul lebih dulu, tapi tak bisa kami k gol.l N maksimalkan dan setelahnya mereka justru mencetak Namun, kami bereaksi dengan baik dan mampu mencetak gol sebelum turun minum. Gol Messi mengembalikan kami ke dalam permainan dan membantu kami untuk bisa berbalik unggul. Babak kedua kami tampil lebih bagus, dan pantas untuk menang. (den)

*) LUIS ENRIQUE, PELATIH BARCELONA


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.