MEDIA KALIMANTAN SELASA 11 OKTOBER 2016

Page 1

Untuk Masyarakat Banua

media kalimantan online

SELASA, 11 OKTOBER 2016/10 MUHARRAM 1438 H

Dzuhur 12:11

@MK untuk Banua

NOMOR 2629/VII/2016/24 HALAMAN RP 2.500,-

A8 Banjarmasin Buat Taman Baru JADWAL SHALAT

epaper.media kalimantan. com

B8 Biografi Singkat Yunan Helmi

Ashar 15:16

Maghrib 18:16

Isya 19:25

Subuh 04:51

Syuruk 06:03

C8 Apersi Desak PLN Bangun PLT Batubara

HUBUNGI KAMI

REDAKSI 0811 5041 555

SIRKULASI 0811 5041 666

IKLAN 0811 5041 777

Eksotisme Menuju Lembah Kahung, Belangian, Riam Kanan (Bagian 2)

Belangian Pintu Utama Masuk Lembah Kahung

S

Belangian merupakan sebuah desa di Kecamatan Aranio, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan yang menjadi pintu masuk ke Lembah Kahung.

ETELAH menempuh satu setengah jam naik kelotok dari pelabuhan di Desa Tiwingan Lama, akhirnya kami menginjakkan kaki di Dermaga Desa Belangian. Sedikit bercerita tentang kelotok yang kami carter milik Amang Lian, juru mudi sekaligus juragan kelotok ini sudah sangat populer bagi pendaki yang berkunjung ke lembah Kahung. Kelotok Amang Lian memang nampak paling

Catatan: y Banjarbaru y, Desy Arfianty,

besar dan bersih, dengan ukuran tinggi sekitar 2 meter. Berdiri sekali pun kepala tidak akan nyangkut ke atap kelotok ini. Bahkan, kelotok ini bisa dimuati 50-60 orang. Di kalangan pendaki yang sering ke Belangian kelotok, Amang Lian sering diples diplesetkan menjadi ‘Lian Air’. tingg Kita tinggalkan soal kelotok ‘Lian Air’, Bersambung ke A6

ABIZARRIN ALGHIFARI/MK

BELANGIAN: Jembatan di ujung kampung Belangian ini, seakan menjadi pintu gerbang masuk Lembah Kahung.

Jacko, RD, Dejan,

atau Salahuddin?

MK

YH

eelmi

RAHMAD D.

DEJAN A.

SALAHUDIN

Asal Brasil. Pernah bermain serta melatih Persebaya. Terakhir menjadi manajer Penang FA Malaysia sejak 2014. Sebelumnya menjadi pelatih Persipura (2008–2014). Lahir di Brasil, 28 Mei 1968. Saat ini melatih tim Danone Indonesia. Namun, Jacko menegaskan tak ada masalah semisal ada pinangan dari klub. “Bisa saja saya ke manapun. Selama ada tawaran jadi pelatih saya siap. Kalau jadi pemain, p sti saya pa y akan tolak,,” tandasnyya semb mbar bar arii te tert rtaw taw awaa. a.

Mayor Mar Drs Rahmad M Daarmawan. Lahir di Metro, Lam mpung, 28 November 1966. Maantan pemain sepakbola Indonesia sempat melatih Persija Jakaarta, juga pernah menjabat pelaatih tim nasional Indonesia U-23. Pernah juga melatih Pelita Jayya, Arema Indonesia, dan Perssebaya Surabaya. Saat ini, Rahm mad Darmawan masih terikat kontrrak sebagai pelatih T-Team FC, Malaysia. Mereka sedang beerkompe p tisi di Liga g Supper Mala Mal Ma lays lays y ia ia (MSL)).

Mantan pemain sepakbola asal Serbia. Sebelumnya melatih Arema Indonesia, dan terakhir Persib Bandung. Lahir di Beograd, Serbia, 22 Januari 1969. “Saya sekarang bersama keluarga. Tunggu sebentar lihat-lihat bagaimana untuk ke depan. Ada beberapa tim dari Indonesia dan luar negeri sudah kontak saya. Tapi saya cuma mau pilih tim y ngg benar untuk sayya.” ya

Mantan pemain dan pelatih Barito Putera. Memulai karier kepelatihannya dengan menangani Persepar Palangkaraya 2007. Lahir di Palembang, 30 Januari 1970. Saat ini, menangani PS Sumenep, Madura. Terkait kemungkinan diminta kembali melatih Barito Putera, di akun facebooknya Salahudin Bp, ia ada membalas komentar netizen bernama Alif Husen dengan jawaban: “Insya Allah kalau abngg masih dibbu di butu but tuhk tuhk hkan an mas Aliliff.” f.”

Berada di papan bawah klasemen, kla manajemen PS Barito Putera mengambil tindakan tegas tega terhadap tim pelatih Laskar A Antasari. Per Senin (10/10) kemarin, k Mundari Karya ttidak lagi menjadi head coac coach Barito Putera senior. Lalu La siapa yang akan mengga menggantikan?

undari arya

UNAN

JACKSON F.

Wartawan: Farid/MK

H

Yunan Pasang Target Tak Kalah Kandang

AJI Hasnuryadi Sulaiman selaku Manajer PS Barito Putera, Senin (10/10) kemarin mengeluarkan keputusan resmi. Per Senin, 10 Oktober 2016 kemarin, pelatih Mundari Karya dinyatakan tidak lagi “menukangi” PS Barito Putera senior. Mundari dipindahtugaskan khusus pembinaan usia dini dan Sekolah Olahraga Barito Putera (SOBP), serta Barito Putera U-21 saja.

YUNAN Helmi sementara diamanahi menjadi pelatih kepala Barito Putera menggantikan Mundari Karya. Kepada Media Kalimantan, Yunan mengaku siap.

Bersambung ke A6

Bersambung ke A6

GRAFIS: HILMAN T GINANJAR/MK, FOTO: DOK/MK

Mundari: Saya Mengundurkan Diri

gitu cuit twitter Barito Mania, @BaritoMania sesaat setelah informasi pergantian pelatih Barito Putera menjadi viral di media sosial. Kabar pergantian pelatih PS Barito Putera ini, seperti membawa angin segar

“SAYA Mengundurkan diri.” Itulah yang disampaikan Mundari Karya terkait keputusan manajemen yang tidak lagi menempatkannya sebagai pelatih PS Barito Putera per Senin (10/10) kemarin. Dikatakan Mundari, pengunduran dirinya itu ia sampaikan ke manajemen beberapa saat setelah PS Barito Putera kembali menelan kekalahan saat menghadapi Persija Jakarta, Minggu (9/10). "Inilah yang harus saya pilih. Saya merasa, beban yang dipikul tim pelatih maupun pemain semakin berat. Kita berada di situasi yang Gondang tak mengenakkan setelah Barito PutMundari Karya Tak Lagi Arsiteki Barito Putera Senior era menuai rentetan kekalahan," ujarnya kepada wartawan Media Kalimantan,

Bersambung ke A6

Bersambung ke A6

"Kita Kembalikan Keriuhan 17 Mei" Pergantian Pelatih Dinilai Bawa Harapan Baru “AYO sanak! Kembalikan keriuhan Stadion 17 Mei. Kita berjuang bersama mengangkat Barito Putera dari dasar klasemen. Bangkit.. Bangkit..,” be-

WAHYU/MK

A

nang

Mudahan palatih hanyar kawa manaikakan pusisi

RUDIYANTO/MK

SOSIALISASI: Sejumlah perwakilan perusahaan perkebunan dan kehutanan di Kalsel, mengikuti sosialisasi pencegahan karhutla di Aula BLHD Kalsel, Senin (10/10) kemarin.

Antisipasi Karhutla, Korporasi Wajib Ubah Izin Dokumen Lingkungan BANJARBARU, MK- Untuk kali kedua di 2016, Badan Lingkungan Hidup Daerah (BLHD) Provinsi Kalsel kembali melaksanakan sosialisasi

Bakkiissahh....

Sensasi Makan di Resto Pesawat MENDENGAR namanya, mungkin kamu mengira Lilly Airways adalah maskapai penerbangan komersil. Padahal ini adalah nama restoran dengan konsep unik yang baru dibuka di China. Restoran pesawat tersebut berdiri di daerah Wuhan, menempati sebuah pesawat yang sudah tak terpakai lagi. Uniknya,

pesawat tersebut sempat dioperasikan maskapai Batavia Air Indonesia. Lilly Airways merupakan buah pikiran kreatif pengusaha Li Liang. Setelah mengakuisisi pesawat Boeing 737 dari Batavia Air pada bulan Mei 2015, Li berencana untuk mendirikan restoran sesegera mungkin. Namun mendatangkan pesawat tersebut dari Indonesia ke

penanggulangan kebakaran lahan dan hutan (karhutla). Sosialisasi ini dihadiri perwakilan korporasi (perusahaan) pemegang izin usaha sektor perkebunan

dan kehutanan, salah satunya dari Hasnur Group. Tak sekadar sosialisi, BLHD Provinsi Kalsel yang diwakili Bersambung ke A6

Bacari Teke

China merupakan PR tersendiri. Butuh waktu sekitar 6 bulan sebelum pesawat tersebut bisa dikirim ke China. Menurut Li, pengalaman makan di atas Lilly Airways akan dikenakan biaya sekitar Rp 400 ribu-600 ribu untuk satu orang. Sementara simulasi menerbangkan pesawat bakal dikenakan biaya Rp 600 ribu-800 ribu.(mer)

Nang Bakisah: Amang Isap

A

DA-ada haja kalakuan bubuhan warga Kampung Saraba Kawa alias Kampung Sawa mun ada nang dikahandaki. Mas-alahnya wayah ini ni mun bakahandak kada kawa mudal liur sa liur haja. Uncuy jua nang inyanya. Bersambung ke A6 NET

DJOEN/MK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
MEDIA KALIMANTAN SELASA 11 OKTOBER 2016 by Media Kalimantan - Issuu