1 minute read
denah tapak skala kota
Sintesis
Melakukan tindakan konservasi tanah dengan menyesuaikan kontur tanah yang ada pada tapak dengan melakukan tes tanah pada ahlinya atau dengan menguji lab. mengukur ketinggian muka tanah asli dengan jalan utama. Meletakan bangunan di area site yang kontur tanahnya cenderung datar dari kondisi yang cukup landai menyebabkan tidak perlu cut and fill pada lahan, sehingga bangunan dapat lebih stabil, dan elevasi antar lantai bangunan menjadi lebih ramah terhadap difabel karena perbedaan elevasi lantai yang tidak terlalu ekstrim. Juga perlunya membuat saluran drainase di area pertemuan antara site dengan jalan raya supaya air yang bergerak ke arah jalan masuk
Advertisement
Analisis
Secara topografi, sebagian besar ( 99.400,21 m²) merupakan dataran rendah dengan ketinggian 10,5 -24 meter di atas permukaan laut ke saluran drainase, dan tidak menyebabkan genangan di jalan raya yang dapat mengganggu para pengendara yang sedang melintas.
Area tapak 01 danau unesa
Skala Kawasan
KETERANGAN
Kondisi Eksisting
Analisis
mASJID STUDENT CENTER
LP3M & PASCAsarjana
NATIONAL HOSPITAL SURABAYA PERUM GRAHA FAMILY
GEDUNG
JOGLO BUNDAR
REKTORAT LAHAN HIJAU & KANDANG BURUNG
TINGGI UTAMA
TAPAK KOSONG
NON DANAU
CENTRAL LIBRARY
LIDAH - GEDUNG Y
LAPANGAN UTAMA
PARKIR
ILALANG TAK
TERAWAT
DANAU
Berdasarkan Peta Kawasan disekitar tapak. Tapak ini memiliki satu-satunya sisi yang dapat dipotensikan sebagai wisata alam. dikarenakan sekeliling nya sudah penuh oleh pembangunan gedung-gedung. serta arah tapaknya yang menghadap ke arah timur menyebabkan tapak ini memiliki pemandangan sunrise dan sunset yang simetris dengan bangunannya
Sintesis
Untuk kedepanya tapak ini memiliki banyak potensi sebagai pusat aktivitas maupun wisata dari mayarakat lokal dan nonlokal. pembangunan gedung nantinya lebih baik memanjang dari utara ke selatan dan dihadapkan ke arah timur sehingga membelakangi matahari terbenam dan mendapatkan cahaya matahari pagi