cmyk
I DEALISME, K EBERAGAMAN
DA N
KEBERSAMAAN
Borneo Tribune www.borneotribune.com
Jumat, 11 Januari 2013
28 Shafar 1434 H - 30 Cap It Gwee 2563
Telepon Redaksi/Iklan/Langganan/Pengaduan: (0561) 767788 Faximile. (0561) 766103
Alamat Redaksi: Jln Purnama Dalam No 2 - Pontianak 78121
Guru Tuntut Kejelasan Dana Sertifikasi Datangi Gedung DPRD KKR Ratusan guru berseragam dinas di Kabupaten Kubu Raya mendatangi kantor DPRD Kabupaten Kubbu Raya. Kedatangan mereka menuntur kejelasan kekuarangan tunjangan sertfikasi guru sejak 2010 hingga 2012. Achmad Munandar Borneo Tribune, Kubu Raya RATUSAN guru tersebut memulai aksinya dengan melakukan longmatch dari SMP Negeri 1 Sungai Raya hingga Kantor DPRD Kabupaten Kubu Raya dengan menggunakan sepeda motor, Kamis (10/ 1).. Pada pukul 09.00 mereka sampai di rumah wakil rakyat,
dan menggelar orasi menyampaikan aspirasi terkait kekurangan tunjangan sertfikasi. “Tunjangan sertifikasi itu adalah hak kami, sehingga sudah seharusnya Pemerintah Kabupaten ataupun Dinas Pendidikan memenuhinya,” teriak salah seorang orator yang menyampaikan ....Ke Halaman -11
OEMAR BAKRI: Puluhan guru yang tergabung dalam Forum Komunikasi Guru KKR melakukan orasi di depan gedung DPRD KKR. FOTO: Yulan Mirza/Borneo Tribune
S uara Enggang Harapan Melimpah Syukur Minus
Leo Sutrisno Kolomnis
Anakku Setia Nugraha, MALAM tahun baru engkau kemana? Kok tidak ada sepotong es-em-es pun yang masuk ke HP bapak atau HP ibumu. Dari anak-anakmu pun juga tidak. Bapak dan Ibu di rumah saja. Tepatnya di kamar belakang, nonton acara menyongsong kedatangan tahun baru lewat televisi. Sambil membalas kiriman es-em-es yang bertangan dari sore
Polda Tepis Isu Penjualan Bayi Online Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak
ALE S FOR T NO
TERKAIT beredarnya penjualan bayi Pontianak di salah satu dagang online, Polda Kalbar tegaskan tidak ada kasusnya. Namun demikian pihaknya tetap menyelidiki dan
mendalami informasi yang di dapat dari pemberitaan yang ada di media, dan hal tersebut hanya dianggap sebagai masukan saja. Menurut Kapolda Kalbar Brigjen Pol Tugas Dwi Apriyanto
melalui Kabid Humasnya AKBP Mukson Munandar, bahwa kasus penjualan bayi Pontianak via online, tidak ada kasusnya. Dan terkait pemberitaan di media, pihaknya menganggap hal tesebut sebagai masukan dan informasi saja.
”Tidak ada kasus seperti itu, dan kami mengetahui dari media, walaupun begitu kami tetap menyelidiki serta mendalami informasi yang diberikan media, karena pemberitaan tentang penjualan bayi via online, kami anggap hanya informasi serta ....Ke Halaman -11
....Ke Halaman -11
TDL Tak Populis ANGGOTA DPRD Provinsi Kalbar, Tony Kurniadi menegaskan bahwa dirinya sangat tidak setuju dengan rencana PLN bersama Pemerintah Pusat terkait kenaikan harga Tarif Dasar Listrik (TDL) yang akan diberlakukan secara bertahap sepanjang tahun 2013. “Saya sangat tidak setuju dengan rencana PLN bersama ....Ke Halaman -11
Zulkarnaen Siregar Siap Benahi Kota Pontianak
Identitas Mayat Tenggelam Terungkap
Kesehatan dan Pendidikan Gratis hingga Perguruan Tinggi
Kasat: Korban Tidak Bisa Berenang
Andry Borneo Tribune, Pontianak
Tony Kurniadi, ST
Peringatan Anjing Berbahaya KETIKA memasuki toko di sebuah kota kecil, ada orang asing yang melihat suatu tanda peringatan, “Bahaya! Hati-hati dengan anjing!” ditempelkan di pintu kaca. Di dalam, ia melihat anjing “berbahaya” yang sudah tua tertidur di lantai di depan meja kasir. ”Apakah itu anjingnya?” tanya pemilik. ”Ya, itu dia,” terdengar jawabannya. Orang asing itu sedikit geli. “Itu tentu tidak terlihat seperti anjing yang berbahaya bagi saya. Mengapa Anda menulis tanda seperti itu?” ”Karena,” pemilik menjelaskan, “sebelum aku membuat tulisan itu, orang-orang sering tersandung anjing ini.”o
ANGGOTA DPRD Provinsi Kalbar yang sekaligus kandidat calon walikota Pontianak, Zulkarnaen Siregar, SH menegaskan, sejatinya seorang pemimpin itu harus amanah, bukan malah mencari harta dengan mengeruk kekayaan melalui kekuasaan yang diembankan rakyat di pundaknya. “Pemimpin itu harus amanah dalam melakukan pengab-
Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak
dian kepada masyarakat. Bukan malah mencari harta dengan mengeruk kekayaan melalui kekuasaan,” tegas Zulkarnaen Siregar, di Gedung DPRD Provinsi Kalbar, Kamis (10/1), kemarin. Wakil rakyat dari daerah pemilihan (dapil) Kota Pontianak ini menegaskan
JASAD seorang manusia yang ditemukan mengapung oleh TNI AL di Dermaga, Rabu (9/ 1) sekitar pukul 07.30 telah ditemukan identitas. Jasad tersebut bernama Riska alias Aris warga Gang Srikaya Jalan Komyos Soedarso Kecamatan Pontianak Barat, Kamis (10/1). Menurut Kasat Reskrim Polresta Pontianak Kompol Puji Prayitno, S.Ik, identitas jasad yang ditemukan mengapung di Sungai Kapuas tepatnya di belakang Pangkalan Angkatan Laut sudah diketahui, dan jasad tersebut bernama Riska alias Aris. ”Korban sudah kita ketahui identitasnya, namanya Riska Alias Aris (26) merupakan warga Gang Sri Kaya Kelurahan Sungai Jawi Luar Jalan
....Ke Halaman -11
Zulkarnaen Siregar, SH.
....Ke Halaman -11
FOTO Andry/Borneo Tribune
Ketika Pemuda Pancasila Semakin Dekat ke Masyarakat Sebagai organisasi kepemudaan nama Pemuda Pancasila tidak asing bagi masyarakat. Namun tak sedikit warga yang memandang organisasi yang identik dengan kostum loreng jingga ini sebagai organisasai yang akrab dengan premanisme dan kekerasan. Borneo Tribune, Pontianak HAL ini tidak dinafikan fungsionaris Pemuda Pancasila, tapi secara perlahan kesan negatif tersebut coba mulai dihilangkan. Beberapa waktu bela-
kangan, di sejumlah tempat ibadah, pusat keramaian, bahkan di rumah warga yang sedang menggelar hajatan. Tak jarang terlihat sejumlah kader-kader Pemuda Pancasila berbaur dan
turun langsung membantu masyarakat mengatasi persoalanpersoalan sosial masyarakat khususnya keamanan dan ketertiban. Seperti yang pemandangan yang terlihat sore kemarin, Kamis, (10/1) sejumlah kaderkader PP terlihat turut menjaga dan mengamankan lalu lintas di Jalan Gajah Mada, tepat di Sekretariat Yayasan Sungai Jernih yang kebetulan terdapat salah satu warga yang disemayamkan. ....Ke Halaman -11
Kader-kader MPW Pemuda Pancasila Kalbar turut membantu menertibkan lalu lintas dan mengamanakan lokasi salah satu warga Tionghoa yang sedang berduka di Jalan Gajah Mada. Foto Budi Rahman/Borneo Tribune
Menyambut Natal & Tahun Baru Banjir Hadiah Langsung
PT. ANZON AUTOPLAZA Cabang: Singkawang : Jl. A. Yani No. 08 Telp. (0562) 637000, Sampit : Jl. Jend Sudirman Km. 1
HARGA ECERAN HARIAN BORNEO TRIBUNE - PONTIANAK, KUBU RAYA, MEMPAWAH,DAN SINGKAWANG Rp 2.000 - SAMBAS, BENGKAYANG Rp 2.200 - LANDAK,SANGGAU,SEKADAU, KETAPANG,KAYONG UTARA, SINTANG, MELAWI DAN PUTUSSIBAU Rp 2.500 -
cmyk
B uah Bibir