Harian Borneo Tribune 14 Februari 2013

Page 1

cmyk

I DEALISME, K EBERAGAMAN

DA N

KEBERSAMAAN

Borneo Tribune Kamis, 14 Februari 2013

www.borneotribune.com

3 Rabiul Akhir 1434 H - 5 Chia Gwee 2564

Alamat Redaksi: Jln Purnama Dalam No 2 - Pontianak 78121

Telepon Redaksi/Iklan/Langganan/Pengaduan: (0561) 767788 Faximile. (0561) 766103

Jelang Malam Valentine

Rakerwil Partai NasDem Pertama di Indonesia

11 Pasangan Mesum Digerebek Polisi

16 Februari, Surya Paloh Imlek Bersama di Pontianak

Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak SEBANYAK sebelas pasangan mesum digerebek Dit Sabhara Polda Kalbar. Penggerebekan ini dilakukan saat Polda Kalbar menggelar razia Penyakit Masyarakat ( Pekat), dan guna mencegah terjadinya tindak asusila dan pasangan mesum di sejumlah hotel dan penginapan, Selasa (12/2) sekitar pukul 22.30. Terdapat tiga Hotel yang dirazia Polda Kalbar, yakni di Hotel Benua Mas, Pondok Jaya Siantan dan Hotel 95 di Jalan Imam Bonjol, lantaran sejumlah hotel ini diduga rawan sebagai tempat prostitusi, amaka dari itu dilakukan razia. Razia digelar mulai pukul 22.30 hingga pukul 01.00. Dan hasil dari razia ini pun, ditemukan beberapa pasangan yang sedang berduaan di dalam kamar tidak dapat mengelak saat petugas menyisir satu persatu kamar hotel untuk diperiksa, bahka tidak bias menunjukan status pernikahan. Akhirnya sebelas pasangan ini pun digiring ke Dit Sabhara Polda Kalbar untuk dilakukan pndataan dan peringatan serta pembinaan. Selain itu aksi razia di Hotel 95 yang berada di Jalan ....Ke Halaman -11

B uah Bibir Aspirasi Rakyat ANGGOTA DPRD Provinsi Kalbar, daerah pemilihan (dapil) Kota Pontianak, Ir Ikhwani A Rahim, menggelar kegiatan reses guna menyerap beragam aspirasi serta masukan dari berbagai lapisan masyarakat di seantero Kota Pontianak. Alhasil yang disampaikan masyarakat, sampai hari ini ternyata masih banyak persoalan terkait kebutuhan yang mendasar

Ir. Ikhwani A Rahim

....Ke Halaman -11

S uara Enggang HUJAN sore itu masih mengucur deras, membasahi halaman kantor sehingga genangan air terlihat di sanasini. Pontianak kembali bercengkrama dengan luapan air yang takkuasa lagi ditampung oleh paritnya. Hujan itu telah menahan sementara kolegakolega untuk tetap di kantor, yang se....Ke Halaman -11

Penulis

KETUA Umum DPP Partai NasDem, Surya Paloh akan merayakan Imlek 2564 bersama masyarakat Tiong-

hoa Kota Pontianak dan sekitarnya di Pontianak Convention Center (PCC), Sabtu (16/ 2) pukul 18.00 WIB. Siangnya, penggagas ‘Restorasi Indonesia’ ini akan menghadiri Rapat Kerja Wi-

layah (Rakerwil) yang diperluas se-Kalimantan Barat di Hotel Aston Pontianak. Ketua Penyelenggara Imlek Bersama Partai NasDem dan Surya Paloh, Michael Yan Sriwidodo, SE, MM mengung-

kapkan perayaan Imlek bersama Partai NasDem akan dihadiri Ketua Umum DPP Partai NasDem Surya Paloh. “Acara ini sebagai bentuk apresiasi dan penghormatan

SIM Digital Petugas: “Selamat siang, Pak, ada surat-surat, Pak?” Pengendara: “Maksudnya, SIM Pak?” Petugas: “Ya, Pak.” Pengendara: “Nih, Pak...” (sambil mengeluarkan HP) Petugas: “Lho ini apa pak?” Pengendara: “Ini foto SIM saya, saya simpan di HP saya sebagai bukti bahwa saya sudah ada SIM.” Petugas: “SIM aslinya mana pak?” Pengendara: “SIM asli saya simpan di rumah agar tidak hilang di jalan tercecer, meski dicopet sekalipun...” Petugas: “????”o

Surya Paloh

....Ke Halaman -11

Kota Pontianak Tidak Aman Pelaku Pencurian Beraksi seperti Film Action Beberapa hari terakhir keamanan Kota Pontianak terganggu. Baru saja digemparkan dengan aksi komplotan jamret bersajam yang melukai korban, selang satu hari terjadi lagi pembobolan di Mini Market yang terletak di Jalan Adi Sucipto, Rabu (13/2).

Mega Proyek PDAM Capai Rp 144 Miliar Ubay KPI Borneo Tribune, Pontianak DI TAHUN 2013 ini, PDAM Tirta Khatulistiwa kecipratan dana besar untuk mega proyek perbaikan pelayanan air minum yang bersumber dari berbagai instansi. Bila dijumlahkan, mega proyek tersebut mencapai angka Rp 144 miliar. Proyek tersebut tak hanya dikerjakan oleh PDAM Tirta Khatulistiwa sebagai pemain tunggal suplai air bersih kepada masyarakat Kota Pontianak, namun juga tandem dengan Dinas Pekerjaan Umum Kota Pontianak. Jumlah Rp 144 mi-

liar tersebut diperuntukkan untuk tiga proyek besar bernilai puluhan miliar rupiah. Yakni untuk pembangunan empat boster air, satu instalasi air, dan penyelesaian pipa penepat air asin. Empat boster yang telah dibangun, yakni di Dharma Putra, Jalan Budi Utomo, dan Jalan Ujung Pandang. Sedangkan dua lagi yang baru dicanangkan yakni di Jalan Kesehatan untuk kawasan Kota Baru dan Ampera. Juga akan dibangun di Jalan Parit H. Husin untuk menyuplai air ke daerah Sungai Raya Dalam dan Sepakat. ....Ke Halaman -11

Hanura Pontianak Tak Buka Pendaftaran? Ubay KPI Borneo Tribune, Pontianak PDI PERJUANGAN Kota Pontianak lebih dulu menyambut Pemilukada Kota Pontianak. Sejak Sabtu lalu, partai yang dipimpin Megawati Soekarno Putri ini telah membuka penjaringan bakal calon kepala daerah yang akan diusungnya. Sedangkan Demokrat, masih belum ada kepastian kapan akan membuka pendaftaran. Pasalnya, satu-satunya partai yang mencukupi untuk mengusung kandidat sendiri di Kota Pontianak ini masih sibuk dengan banyak kegiatan. Termasuk suntuk dengan acara Cap Go Meh. Dan partai lainnya, belum ada kabar kapan akan membuka pintu pendaftaran. Namun berbeda dengan Hanura. Partai yang lolos ke verifikasi pemilu 2014 dan memiliki tiga kursi di DPRD Kota Pontianak

Achmad Mundzirin Borneo Tribune, Pontianak

Home Sweet Home

Khairul Fuad

Hairul Mikrad Borneo Tribune, Pontianak

JIKA kemarin pelaku beraksi menggunakan sajam dan melukai korbannya. Kali ini aksi pencurian yang dilakukan para pelaku dengan aksi yang berbeda. Dalam aksi pencurian ini pelakukan melancarkan aksi layaknya adegan di film film action tentang pencurian yang dilakukan secara profesional. Mini Market yang dibobol pelaku pencurian, yakni dengan menggunting garasi mini market dengan menggunakan gunting besi, kemudian mematahkan besi dengan menggunakan las. Diduga setelah berhasil menggunting dan mengelas garasi atau rolling door mini market. Pelaku langsung masuk ke mini market tersebut, kemudian mencoba membobol

....Ke Halaman -11

....Ke Halaman -11

Uray Henny Novita

Lanud Supadio Gelar Latihan Kamhanlan ”Pagar Betis 2013” Berdasarkan informasi Intelijen dicurigai ada segerombolan pengacau keamanan (GPK) berkekuatan 5 sampai 20 orang, untuk lokasi berada di Kampung Keramat, bersenjatakan SS1, G3 dan M.16, dengan moril musuh tinggi. Berdasarkan kondisi tersebut, Danlanud Supadio memerintahkan hanlan Lanud Supadio dibawah komando dari Kasi Kamhanlan, agar segera menyiapkan dan menggerakkan pasukan untuk melaksanakan patroli penyergapan bivak, serta menangkap hidup atau mati gerombolan pengacau keamanan (GPK) yang bertujuan untuk menghancurkan Lanud Supadio.

Borneo Tribune, Pontianak Sejurus kemudian kontak senjata pun terjadi antara personel hanlan Lanud Supadio dengan gerakan pengacau keamanan (GPK) yang berkekuatan 5 sampai 20 orang, dan dimana para personel hanlan berhasil melumpuhkan gerombolan pengacau keamanan (GPK) tersebut. Kejadian tersebut bukanlah kejadian sebenarnya namun hanya skenario Latihan Keamanan dan Pertahanan

Pangkalan (Kamhanlan) di Lanud Supadio, Rabu (13/2). Latihan Kamhanlan ini dengan sandi ”Pagar Betis 2013”. Menurut Kasi Kamhanlan Mayor Psk Pronie, S.H, latihan ini bertujuan untuk memantapkan personel Lanud Supadio dalam memelihara dan meningkatkan ketrampilan dalam mendukung pengamanan wilayah Pangkalan TNI AU Supadio terutama dalam pengamanan ....Ke Halaman -11

Skenario Latihan Keamanan dan Pertahanan Pangkalan (Kamhanlan) di Lanud Supadio, Rabu (13/2). Latihan Kamhanlan ini dengan sandi ”Pagar Betis 2013”. Foto Istimewa

PT. ANZON AUTOPLAZA Kantor Pusat: Jl. Ahmad Yani No. 89 Pontianak, Telp. 0561 - 734280 Cabang: Singkawang : Jl. A. Yani No. 08 Telp. (0562) 637000; Sampit : Jl. Jend Sudirman Km. 1

HARGA ECERAN HARIAN BORNEO TRIBUNE - PONTIANAK, KUBU RAYA, MEMPAWAH,DAN SINGKAWANG Rp 2.000 - SAMBAS, BENGKAYANG Rp 2.200 - LANDAK,SANGGAU,SEKADAU, KETAPANG,KAYONG UTARA, SINTANG, MELAWI DAN PUTUSSIBAU Rp 2.500 -


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.