Harian Borneo Tribune 30 September 2013

Page 1

cmyk

I DEALISME, K EBERAGAMAN

KEBERSAMAAN

DA N

Borneo Tribune www.borneotribune.com

Senin, 30 September 2013

24 Dzulkaidah 1434 H - 26 Peh Gwee 2564 Telepon Redaksi/Iklan/Langganan/Pengaduan: (0561) 767788 Faximile. (0561) 766103

Alamat Redaksi: Jln Purnama Dalam No 2 - Pontianak 78121

Warga Kalbar di Pangkal Pinang Rindu Cornelis Beliau Merakyat, Peduli dan Punya Komitmen Bangun Kalbar Kerinduan kepada pemimpin (Gubernur-red) selalu menjadi dambaan bagi masyarakat Kalimantan Barat yang ada diperantauan, meski sudah merantau meninggalkan daerah bahkan telah menjadi warga masyarakat diwilayah setempat, namun mereka tetap selalu merindukan dan mendambakan bisa bertemu kepada sang pemimpinnya. Borneo Tribune, Pangkal Pinang Seperti warga Kalimantan Barat yang tergabung dalam Forum Ikatan Keluarga Besar Kalbar (IKKB-Kalbar) yang merantau bahkan sudah sekian lama menetap diwilayah Tanjung Pinang Provinsi Kepulauan Riau, mereka bangga dan senang dapat berjumpa dengan Gubernur Drs.Cornelis,MH, ini merupakan obat kerinduan bisa bertemu.

Pertemuan Silaturahmi Gubernur dengan masyarakat Kalbar di Pangkal Pinang berlangsung di Hotel Aston, Jum’at ( 27/9). Seperti di utarakan H. Khadir Warga masyarakat Kabupaten Sambas, dimana hampir 75 % hidupnya dihabiskan untuk bekerja dan menetap di Pangkal Pinang, meski demikian jiwa

RINDU . Gubernur menyalami warga Ikatan Keluarga Kalimantan Barat (IKKB) di Pangkalpinang dalam acara silaturahmi . Foto : Ist KEPENGURUSAN. Ketua IKKB Kalbar Pangkalpinang Muad Akil menyerahkan susunan pengurus kepada Gubernur. Foto : Ist.

....Ke Halaman -11

Kesenian Kalbar Perlu Digali Ketua MABM Kalbar Apresiasi Gubernur

Borneo Tribune, Pangkal Pinang Budaya Melayu adalah budaya yang sudah sejak lama menjadi unsur yang dominan dalam budaya Indonesia. Salah satunya adalah Gurindam XII yang

Drs.Cornelis, MH didampingi Ny Frederika Cornelis, S.Pd ketika menyempatkan diri melihat latihan peserta kontingen Kesenian Melayu Kalimantan Barat yang akan mengikuti Festival Tamadun Melayu ke I di ....Ke Halaman - 11

Seminar Nasional BPD Se Indonesia

B uah Bibir Investasi Harus Dijaga UNTUK membangun Kabupaten Kapuas Hulu perlu melibatkan berbagai pihak, tidak hanya Pemerintah dan masyarakat, namun dengan adanya investor yang menanamkan investasinya di Bumi Uncak Kapuas bertujuan untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat dan daerah. “Tolong dijaga investasi yang sudah ada di Bumi Uncak Kapuas, apabila ada persoalan hendaknya Muhammad Nasir

merupakan karya besar yang mengabadikan nilai-nilai dan ajaran luhur yang tidak lekang dengan perjalanan waktu. “Sastra Melayu di tangan pujangga masyhur Raja Ali Haji,

mempunyai pengaruh sangat luas pada kesusasteraan bangsa kita. Pada abad sekarang kemajuan perubahan zaman, perlu adanya pengembangan kreasi baru dengan tidak menghilangkan identitas dan jati diri bangsa Indonesia dalam budaya Melayu tersebut,” Tegas Gubernur

....Ke Halaman -11

Alasan Mau Diajak Menikah Istri: “Kamu sungguh tak beda dengan seorang raja lalim!” Suami: “Lho, waktu itu mengapa kamu kok mau kawin dengan diriku?” Istri: “Karena waktu itu kamu mengatakan, jika aku tak mau dipersunting olehmu, kamu segera akan bunuh diri.” Suami: “Jika waktu itu aku bunuh diri dan mati bukankah lebih baik?” Istri: “Tetapi pada waktu itu aku kan masih belum menjadi ahli warismu yang sah!” o

Bank Kalbar Dipercaya Jadi Tuan Rumah Borneo Tribune, Pontianak Upaya untuk mewujudkan Bank Pembangunan Daerah (BPD) Regional Champion serta strategi BPD menghadapi krisis Global, PT Bank Pembangunan Daerah Kalbar atau Bank Kalbar dipercaya untuk menjadi tuan rumah Seminar Nasional BPD se Indonesia yang akan berlangsung Kamis (3/10), di Hotel Mercure, Jalan Ayani I, Pontianak. Seminar ini mengusung tema “Strategi Bank Pembangunan Daerah Dalam Menghadapi Krisis Global Untuk Mewujudkan BPD Regional Champion”, dan rencanannya, seminar ini juga akan dihadiri Gubernur Bank Indonesia

Agus Martowardoyo, Muliawan Hadad dan Gubernur Kalbar, Cornelis. Menurut Direktur Utama Bank Kalbar, H Sudirman HM Yusuf, Provinsi kalbar siap menjadi tuan rumah pada Seminar Nasional BPD se Indonesia. “Ini merupakan kebanggaan kita bersama, karena perokonomian daerah terus bergerak naik. Seminar ini juga melibatkan para bankir BPD se Indonesia sebagai ajang akademik terbesar banker BPD se Indonesia,” kata H Sudirman HM Yusuf, Sabtu (28/9) saat ditemui. Dikatakannya, serangkaian acara seminar juga akan dilak....Ke Halaman - 11

Pengrusakan Kantor KPU Kubu Raya Tidak Dipermasalahan Borneo Tribune, Pontianak Unjuk rasa yang dilakukan 300-400 massa yang berlangsung di Kantor KPU Kabupaten Kubu Raya (KKR) hingga berujung aksi anarkis sehingga mengalami kerusakan di Kantor KPU, beberapa waktu lalu tersebut, ternyata hal ini tidak dipermasalahkan oleh Ketua KPU KKR. Hal ini pun ditegaskan oleh Kapolresta Pontianak Kombes Pol Drs. Hariyanta, melalui via ....Ke Halaman - 11

Kombes Pol Drs. Hariyanta, FOTO:Achmad Mundzirin/Borneo Tribune.

Kurang Sosialisasi Warga Enggan Melapor

Panwaslu Diminta Rilis Kasus Selama Pilkada

H Sudirman HM Yusuf

Borneo Tribune, Kubu Raya Pemilukada di empat daerah sudah usai. Bahkan, pemenangnya sudah ditetapkan KPU Daerah masing-masing. Namun, hingga kini perkembangan kasuskasus yang ditangani Panwaslu Pilkada di Kota Pontianak, Kabupaten Kubu raya, Pontianak dan Sanggau belum banyak diketahui publik. Sejumlah pemerhati dan

pegiat pemilu merasa Panwaslu Pemilukada di empat daerah yang menghelat Pemilukada dan bahkan Bawaslu Provinsi kurang melakukan sosialisasi terkait dengan proses pelaporan pelanggaran pemilukada sebagaimana yang diatur oleh Undang-Undang maupun peraturan KPU ....Ke Halaman - 11

Warga Sekitar Terkejut dan Panik Pemadam Kebakaran sulit untuk memasuki lokasi terbakarnya gardu milik PLN. Gardu PLN ini meledak sempat menghebohkan warga yang sedang belanja serta pengusaha di Nusa Indah, FOTO:Achmad Mundzirin/ Borneo Tribune.

Gardu PLN Pusat Pertokoan Nusa Indah Meledak Borneo Tribune, Pontianak Gardu PLN terletak di Pusat Pertokoan Kawasan Nusa Indah Kecamatan Pontianak Kota, tepatnya dibelakang Toko Kawan Lama Elektronik tiba – tiba meledak, Minggu (29/9) siang. Akibat dari ledakan Gardu milik PLN tersebut, membuat sejumlah karyawan bekerja di Pusat pertokoan Nusa Indah tersebut berhamburan keluar dari tempat kerja masing – masing, bahkan

ada yang mengamankan barang-barang beharga. Informasi yang betrhasil dihimpun di lapangan, Gardu yang letaknya ditengah pusat Pertokoan dan Perbelanjaan itu meledak secara mendadak, dan membuat warga sekitar terkejut. Sehingga bukan hanya karyawan yang bekerja di pusat Pertokoan Nusa Indah saja yang berhamburan keluar, mela....Ke Halaman - 4

PT. ANZON AUTOPLAZA

Kunjung i!!! Pameran di Mega M A.Yani Po all ntianak s/d 30 S ept’ 13

Kantor Pusat : Jl. A. Yani No. 89 Telp. (0561) 734280 Singkawang : Jl. A. Yani No. 8 Telp. (0562) 637000 Ketapang : Jl. R. Suprapto Telp. (0534) 31841 Sanggau : Jl. Jend. Sudirman Telp. 0564 - 2025280 Sintang : Jl. MT. Haryono Telp. 0565 - 24222 Landak : Jl. Pulau Bendu No. 26, Kab. Landak Kec. Ngabang

HARGA ECERAN HARIAN BORNEO TRIBUNE - PONTIANAK, KUBU RAYA, MEMPAWAH,DAN SINGKAWANG Rp 2.000 - SAMBAS, BENGKAYANG Rp 2.200 - LANDAK,SANGGAU,SEKADAU, KETAPANG,KAYONG UTARA, SINTANG, MELAWI DAN PUTUSSIBAU Rp 2.500 -


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.