Harian Borneo Tribune 17 Oktober 2013

Page 1

cmyk

I DEALISME, K EBERAGAMAN

KEBERSAMAAN

DA N

Borneo Tribune www.borneotribune.com

Kamis, 17 Oktober 2013

12 Dzulhijjah 1434 H - 13 Kauw Gwee 2564

Telepon Redaksi/Iklan/Langganan/Pengaduan: (0561) 767788 Faximile. (0561) 766103

Alamat Redaksi: Jln Purnama Dalam No 2 - Pontianak 78121

Siang Ini Jembatan Kapuas I Uji Beban Kendaraan Roda Dua Dilarang Melintas Mayat seorang laki – laki tanpa identitas (Mr.X) yang sudah membengkak dan membusuk saat berada di kamar mayat RS. Soedarso Pontianak, pasca dievakuasi pihak kepolisian dari tepian Sungai Kapuas. Saat ini kepolisian masih menyelidiki tewasnya pria tanpa identitas tersebut, FOTO:Achmad Mundzirin/Borneo Tribune.

Borneo Tribune, Pontianak Hari ini (Kamis/17/10) sekitar pukul 14.00 Wib, Jembatan Kapuas I akan diuji coba dengan berat. Uji coba dilakukan dengan 16 Puso bermuatan

penuh, untuk mengetahui kekuatan dan ketahanan Jembatan Kapuas I. “ Besok (Kamis/17/10) sekitar pukul 14.00 Wib, Jembatan Kapuas I yang sedang dalam

masa perbaikan, oleh Tim Teknis PU Pusat akan melakukan uji beban ketahanan dan kekuatan Jembatan Kapuas I, pasca ditabrak Tongkang bermuatan bouksit beberapa bu-

lan yang lalu. Yang melakukan Uji cobanya dalah Tim Teknis PU Pusat,” ungkap Kapolresta Pontianak Kombes Pol Drs. Hariyanta melalui Kasat Lantasnya AKP Jovan Sumual,

Rabu (16/10) kepada wartawan. Menurut AKP Jovan Sumual, uji beban yang dilakukan Tim Teknis PU tersebut, dengan ....Ke Halaman - 11

Warga Heboh Lihat Mayat Mengapung di Sungai Kapuas Borneo Tribune, Pontianak Rabu (16/10) kemarin sekitar pukul 06.00 Wib, warga tepian Sungai Kapuas di sekitar Gang Masjid Jalan Adi Sucipto Desa Arang Limbung Kabupaten Kubu Raya (KKR) dihebohkan sesosok mayat seorang pria yang mengapung di tepian Sungai Kapuas. Informasi yang berhasil didapatkan di lokasi kejadian, mayat berjenis laki – laki tanpa identitas ini, ditemukan oleh warga setempat dalam keadaan telungkup, dengan kondisi badan yang sudah membengkak dan berbau. “ Sekitar jam 6 pagi tadi ditemukan mayat laki – laki tanpa identitas. Warga yang menemukan langsung berteriak, ‘ada ....Ke Halaman -11

B uah Bibir

Muhaimin Iskandar

Transmigran Jadi Inspirator MENTERI Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin Iskandar meminta transmigran untuk dapat menjadi inspirator dalam memperkuat ketahanan pangan nasional di daerah baru. “Warga transmigran harus memegang tujuan dilaksanakan transmigrasi diantaranya membangun daerah baru, ....Ke Halaman -11

Piala Dunia ALKISAH pada suatu kesempatan, setiap perwakilan dari negara mempunyai kesempatan untuk bertanya kepada seorang malaikat tentang nasib olahraga sepakbola di negaranya. Jepang bertanya kepada malaikat..Kapan Jepang menang piala dunia? Malaikat menjawab...50 Tahun lagi.. Jepang pun menangis.. Korea,Francis bertanya juga,jawaban malaikat tetap sama dan mereka pun menangis.. INDONESIA bertanya kepada malaikat kapan INDONESIA menang piala dunia.. Dan Malaikat yg menangis.. o

Gubernur Cornelis didampingi Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Kalimantan Barat Ny. Frederika Cornelis, SPd, menyaksikan pengobatan gratis kepada penduduk di Singkut Buluh Kecamatan Sengah Temila Kabupaten Landak. Berita selengkapnya di bagian lain halaman ini. Foto Hentakun/Borneo Tribune

Pengobatan Gratis dan Monitoring Jalan ‘Blusukan’ Gubernur di Pedalaman Landak Borneo Tribune, Sompak Dalam kunjungan kerjanya ke Kabupaten Landak , selain menyerahkan hewan kurban di Kampung Anam, Dusun Ero, Desa Sompak, Kecamatan Sompak, Gubernur Kalimantan Barat Cornelis juga melakukan kunjungan kerja ke kampung-kampung di pedalaman Sompak dan Sengah Temila yang arus transportasinya masih perlu tenaga ekstra. Bertepatan dengan hari raya

keluarga yang kondisinya sangat memprihatinkan sekaligus memberikan bantuan dan pengobatan gratis. Terkait pengerjaan jalan, pantauan di lapangan, sudah menumpuk di beberapa titik untuk membangun badan jalan dan pengaspalan. Kemudian di beberapa titik pengaspalan sudah mulai dilakukan, sehingga beberapa titik pula sudah lancar dilewati. Hanya saja beberapa titik sungai, masih menggunakan

jembatan dari kayu bulat. Beberapa titik pula jalan masih berlubang, bahkan ada yang belum teraspal seperti di Kampung Rabak Kecamatan Sengah Temila. Jalan Poros Sompak-Sengah Temila, sudah bisa dilewati kendaraan roda empat, namunn untuk berpapasan salah satu harus mengalah dulu, karena proses pengerjaan badan jalan masih dalam tahap pelaksanaan. (Rilis/Hentakun)

‘Dua Jempol Akil Penuh Arti’ “ Tahu gak mengapa Pak Akil mengangkat dua jempolnya kepada sejumlah wartawan Nasional, usai menjalani tes urine yang dilakukan pihak BNN beberapa waktu lalu. Kedua jempol itu jangan di salah artikan, karena kedua jempol yang ditunjukan oleh Pak Akil itu memiliki penuh arti,” kata Tamsil Sjoekoer Penasehat ....Ke Halaman -11

TAMSIL SJOEKOER. memberikan keterangan pers kepada wartawan di Kalimantan Barat. Salah satu yang disampaikan adalah perkembangan proses kasus yang menimpa Akil Mochtar yang menghadapi kasus penyuapan di MK dari sengketa Pilkada Kabupaten Gunung Mas, Kalteng. FOTO: Ubay KPI/Borneo Tribune

READY STOCK

PT. ANZON AUTOPLAZA : Telp. 0561 - 734280 : Telp. 0562 - 637000 : Telp. (0534) 31841 : Telp. (0565) 24222 : Telp. (0564) 2025280 : Jl. Pulau Bendu No. 26, Kec. Ngabang

tara Singkut Ladangan dan Singkut Buluh, jembatan Sungai Perabik kondisinya sangat memprihatinkan, pagarnya sudah roboh, pondasinya sudah turun. Setelah dari situ rombongan menuju Singkut Buluh, kemudian menuju Rabak bertatap muka dengan tokoh masyarakat Rabak, menuju Pahauman meninjau jalan yang sedang dikerjakan. Gubernur juga di Singkut Buluh mengunjungi

Konferensi Pers Pengacara Akil Mochtar

Borneo Tribune, Pontianak – Masih ingat ketika Ketua MK Akil Mochtar yang merupakan tersangka yang tetapkan oleh KPK dalam dugaan kasus suap Pilkada Gunung Emas Kalteng tersebut mengangkat kedua jempolnya, di hadapan sejumlah awak media Nasional belum lama ini, ternyata kedua jempol tersebut penuh dengan arti tersendiri.

Pontianak Singkawang Ketapang Sintang Sanggau Landak

kurban, Selasa (15/10), Gubernur bersama Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Kalbar Frederika Cornelis, SPd, didampingi Wakil Bupati Landak Herkulanus Heryadi, melakukan ‘blusukan,” ke kampungkampung di pedalaman Kabupaten Landak Dimulai dari Galar untuk monitoring jalan, sampai Kecamatan Manyuke, masuk ke Desa Semau sampai ke Perabi. Gubernur singgah meninjau jembatan rusak an-

Hubungi Sales Dyna: Adi Ndut : 0853 4859 4868 Dedy : 0852 5202 0069 Hengky : 0812 562 7166 Yusri : 0852 4508 4209

Indra (Sintang) : 0812 560 72700 Herry (Ketapang) : 0821 4807 6765/0856 5051 292 Zulkifli (Ketapang) : 0853 4740 1846/0856 5442 9682 Muslimin (Ketapang) : 0812 5482 8153 Joko (Ketapang) : 0852 4559 6936

HARGA ECERAN HARIAN BORNEO TRIBUNE - PONTIANAK, KUBU RAYA, MEMPAWAH,DAN SINGKAWANG Rp 2.000 - SAMBAS, BENGKAYANG Rp 2.200 - LANDAK,SANGGAU,SEKADAU, KETAPANG,KAYONG UTARA, SINTANG, MELAWI DAN PUTUSSIBAU Rp 2.500 -


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Harian Borneo Tribune 17 Oktober 2013 by Borneo Tribune Press - Issuu