Haluan kepri 02 juli 18 isssuu

Page 1

CMYK

Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA

Senin, 2 Juli 2018 18 Syawal 1439 Hijriyah TERBIT 16 HALAMAN, NO 2 / 7 TAHUN KE 17

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

HARGA ECERAN Rp2.000 INFO BERLANGGANAN : 082382119999 KRITIK&SARAN: 085264088880

Website: www.haluankepri.com

Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Penghitungan Suara 1.Kecamatan Tanjungpinang Barat : Syahrul-Rahma : 9.365 Lis-Maya : 10.298 Suara Sah : 19.663 Suara Tidak Sah : 670 Suara Sah + Tidak Sah : 20.333 2 Kecamatan Tanjungpinang Kota : Syahrul-Rahma : 4.359 Lis-Maya : 4.395 Suara Sah : 8.754 Suara Tidak Sah : 223 Suara Sah + Tidak Sah : 8.977 3. Kecamatan Bukit Bestari : Syahrul-Rahma : 11.201 Lis-Maya : 10.747 Suara Sah : 21.948 Suara Tidak Sah : 662 Suara Sah + Tidak Sah : 22.610 4. Kecamatan Tanjungpinang Timur : PENGHITUNGAN SUARA- Rapat pleno terbuka rekapitulasi penghitungan suara Kecamatan Bukit Bestari di Aula Kantor Kecamatan Bukit Bestari, Kota Tanjungpinang, Sabtu (30/6).

Syahrul-Rahma : 17.634 Lis-Maya : 14.720 Suara Sah : 32.354 Suara Tidak Sah : 893 Suara Sah + Tidak Sah : 33.247 Total Perolehan Suara Dari Empat Kecamatan : Syahrul-Rahma : 42.559 suara Lis-Maya : 40.160 suara Selisih Suara : 2.399 suara Rico Barino/ HALUAN KEPRI

SABAR Unggul 2.399 Suara PILKADA TANJUNGPINANG TANJUNGPINANG (HK) — Pasangan Syahrul- Rahma (SABAR) unggul di Pilkada Kota Tanjungpinang. Dengan meraih 42.559 suara ia berhasil menyisihkan pasangan calon Lis Darmansyah-Maya Suryanti (LISMA) hanya terpaut sekitar 2.399 suara. Pasangan LISMA hanya berhasil meraup 40.160 suara. Di luar suara sah, sebanyak 2.448 suara dinyatakan tak sah.

"Jangan Malu" "SEMUA orang tidak perlu malu karena pernah berbuat kesalahan, selama ia menjadi lebih bijaksana daripada sebelumnya." – Alexander Pope

HUMAS PEMPROV KEPRI

Mulan Jameela

Dituding Pencitraan JAKARTA (HK) — Mulan Jameela nampaknya memang tak lepas dari hujatan netizen. Kali ini gara-gara pake hijab, dirinya disebut pencitraan. Menanggapi hal tersebut, suami dari Ahmad Dhani itu menyebut komentar netizen terlalu mengolok-olok. Sudah terlalu lelah, Mulan Jameela pun pasrah akan tudingan tersebut. "Nggak juga, maksudnya berubah image apa ya? kalau mau niat pencitraan aku rasa nggak, kalau ada yang komentar itu urusan dia sama yang di atas ya, udah pasti aku bukan pencitraan," kata Dituding Pencitraan... Hal. 7

GUBERNUR Kepri, Nurdin Basirun dan Wakil Gubernur, Isdianto menghadiri Halal bi Halal bersama Kerabat Provinsi Kepulauan Riau Jakarta 1439 H di Auditorium Widya Graha Gedung LIPI Jakarta, Ahad (1/7).

Nurdin: Bisa karena Dukungan Semua Hahal Bi Halal Bersama KPKRJ JAKARTA (HK) — Gubernur Kepri, H Nurdin Basirun dan Wakil Gubernur, H Isdianto menegaskan pentingnya dukungan masyarakat Kepu-

lauan Riau untuk membuat daerah ini semakin baik. Dengan dukungan semua pihak, segala hal bisa dikerja-

Nurdin: Bisa ... Hal. 7

KPU Resmi Larang Eks Koruptor Jadi Caleg JAKARTA (HK)—Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan aturan larangan bagi mantan narapidana kasus korupsi sebagai calon anggota leg-

islatif. Aturan tersebut tertuang dalam Peraturan KPU (PKPU) Nomor 20 Tahun 2018 tentang

KPU Resmi... Hal. 7

Rico Barino Liputan Tanjungpinang Berdasarkan hasil rekapitulasi suara di empat kecamatan, kedua pasangan sama-sama menguasai dua kecamatan. Pasangan SA-

BAR menguasai Kecamatan Bukit Bestari dengan meraih 11.201 suara sementara LISMA mendapat 10.747 suara. Kemudian Kecamatan Tanjungpinang

SABAR Unggul... Hal. 7

Rusia Lolos ke Perempat Final

Spanyol Tersingkir JAKARTA (HK) — Juara dunia 2010 Spanyol yang tampil melawan tuan rumah Rusia di babak 16 di Stadion Luzhniki, Moskwa, Ahad (1/7) pukul 21.00 WIB gagal ke perempat final. Spanyol kalah adu pinalti 3-4 dari Rusia. Sebelumnya skor imbang 1-1 di waktu normal dan babak pertambahan. Dua penendang adu penalti Spanyol yaitu

Koke dan Iago Aspas, gagal menunaikan tugasnya, sementara seluruh penendang Rusia berhasil menaklukkan David De Gea. Spanyol pada pertandingan babak pertama, unggul lebih dulu karena gol bunuh diri Sergei Ignashevich di menit ke-12, lalu Rusia menya-

Spanyol Tersingkir... Hal. 7

Brasil Vs Meksiko

Sama-sama Ambisi Menang RUSIA (HK) — Duel di babak 16 besar Piala Dunia 2018 akan mempertemukan Brasil vs Meksiko di Samara Arena, Senin (2/7) sekitar pukul 21.00 WIB. Kedua tim memiliki ambisi tinggi untuk melaju jauh di gelaran Piala Dunia kali ini. Jelang laga, kedua tim ibarat dua sumbu kutup. Brasil memulai dengan jerih payah dan akhirnya lolos ke babak 16 besar sebagai juara group E. Sementara Meksiko berstatus sebagai runner up Grup F. El Tri, julukan Meksi-

Sama-sama ... Hal. 7 Editor: Syahdan, Layouter: Novrizal Jambak

CMYK


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Haluan kepri 02 juli 18 isssuu by haluan kepri - Issuu