CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Selasa, 2 Februari 2016
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
23 Rabiul Akhir 1437 H TERBIT24HALAMAN, NO 02/2 TAHUN KE 15
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463
Website: www.haluankepri.com
Baku Tembak di Aceh, Dua Tewas ACEH (HK)— Baku tembak antara polisi dan kelompok penculik yang berlangsung selama 15 menit di lintas Medan-Banda Aceh, Keudee Geurugok, Kecamatan Gandapura, Bireuen, Senin (1/2). Insiden itu menyebabkan dua DIRESKRIMUM Polda Aceh, Kombes Pol Nurfallah memperlihatkan senjata milik anggota kelompok radikal kelompok penculikan di Rumah Sakit Umum Cut Meutia, Aceh, kemarin. tersebut tewas. Sementara
dua lainnya berhasil melarikan diri ke dalam hutan. Kedua kelompok radikal yang tewas yaitu Barmawi dan Ismuharuddin. Dari tangan tersangka, polisi menemukan barang bukti berupa sepucuk senapan serbu SS1 bersama tujuh magazen, satu senjata api pistol FN bersa-
ma satu magazen, uang tunai Rp700 juta dan satu buah ponsel jenis Blackberry. Keduanya warga Kecamatan KNisam Antara, Aceh Utara. Saat ini, jenazah kedua pelaku berada di RSUCM Aceh Utara. Informasi di lapangan, baku tembak terjadi setelah pelaku melepas Kamal Bahri,
Sekretaris Unit Layanan Pengadaan (ULP) Pemerintah Aceh yang diculik mereka. Kamal dilepas, setelah keluarganya memberi tebusan uang Rp700 juta. Begitu Kamal dilepas, polisi langsung menyergap mereka hingga terjadi baku tembak. "Tadi kontak tembak itu 15
menit. Mereka menembak aparat sehingga harus kita lumpuhkan,” kata Direktur Reserse Kriminal Umum (Direskrimum) Polda Aceh, Kombes Nurfallah di Rumah Sakit Umum Cut Meutia (RSUCM) Aceh Utara, kemarin.
Baku Tembak
... Hal. 7
DBD Mewabah Batam Januari, 68 Kasus BATAM (HK) — Penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) sedang mewabah Batam. Di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Embung Fatimah, Batuaji, terhitung Januari tahun ini tren penderita DBD meningkat dari tahun sebelumnya 2015. Rata-rata penderitanya anak di bawah umur. Dedi Manurung Liputan Batam Humas RSUD Embung Fatimah Batam, Nur Aini mengatakan hingga hari ini pasien DBD yang ditangani di rumah sakit tersebut sudah ada 68
kasus. Ini berbeda dengan tahun 2015 yang hanya 24 kasus saja. "Pokoknya dalam kurun
DBD Mewabah
... Hal. 7
Penetapan Hasil Pilkada Karimun
Bahagia "BAHAGIA adalah ketika dapat bersama, saling mencinta tanpa mempermasalahkan kekurangan yang kita punya." (mbc)
Tiwi
Kursus Bahasa JAKARTA (HK) — Banyak cara buat para ibu untuk memberikan pendidikan yang terbaik bagi anaknya sedari dini. Hal itu pula yang disadari eks personel T2, Tiwi. Ia mengaku memilih untuk memasukkan anaknya, Reo Athar Sakuramoto, ke dalam kursus berbagai bahasa ketimbang pendidikan anak di usia dini (PAUD). "Reo tidak PAUD, tapi lebih ke les dan kursus. Reo sedang belajar berbagai bahasa, khususnya Indonesia dan Jepang. Nggak ada klasifikasi khusus soalnya," ucap suami dari Shogo Sakuramoto asal Jepang itu saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Senin (1/2).
Kursus Bahasa ... Hal. 7
Pemko Batam Tolak Jemput Eks Gafatar
Asyura Dilarang Pimpin Paripurna KARIMUN (HK) — Kisruh antara Ketua DPRD Karimun, HM Asyura dengan 20 anggota dewan lainnya terus bergulir. Pada Senin (1/2) siang, Asyura dilarang memimpin sidang paripurna penetepan hasil Pilkada Karimun 2015 di Gedung DPRD Karimun. Anggota dewan mengancam jika Asyura tetap ngotot memimpin sidang, mereka akan walk out bersamasama, keluar dari sidang. Mendapat ancaman itu, akhirnya dengan berjiwa besar, Asyura pun meninggalkan ruangan sidang parpurna. "Para anggota dewan
HM ASYURA saat diwawancara usai meninggalkan sidang di gedung DPRD Karimun, Senin (1/2). ILHAM/HALUAN KEPRI
dan hadirin yang terhormat, saya menghormati keinginan dari saudara-saudara semua. Karena saya ada keperluan pent-
ing lainnya maka sidang paripurna ini, saya serahkan kepada
Asyura Dilarang
BATAM (HK) — Pemerintah Kota (Pemko) Batam menolak untuk menjemput mantan anggota Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar) asal Batam yang kini masih berada di Kabupaten Mempawah, Kalimantan Barat. Alasannya, pemerintah tidak memiliki anggaran. Namun demikian, jika penganut Gafatar pulang, pemerintah akan menerima dengan tangan terbuka. Wakil Walikota Batam, HM Rudi, SE mengatakan hal itu kepada wartawan, kemarin.
"Kami tidak akan jemput. Tidak ada anggaran untuk itu. Apalagi, saat ini pemerintah harus merasionalisasi anggaran akibat pengurangan Dana Bagi Hasil dari pemerintah pusat. Namun, bila penganut Gafatar pulang ke Batam, pemerintah akan menerima dengan tangan terbuka" katanya. Para penganut Gafatar itu sebelumnya diusir secara paksa oleh warga setempat. Bahkan rumah,
Pemko Batam... Hal. 7
... Hal. 7
Ujian Berat The Gunners LONDON (HK) — Pagelaran Premier League akan kembali digelar pada pertengahan pekan ini. Memasuki pekan ke24 Arsenal akan kedatangan tamu, salah satu tim kuda hitam Premier League musim ini, Southampton pada Rabu (3/1) dinihari WIB. Berkat kekalahan dari Chelsea pada minggu lalu, Arsenal harus turun dua peringkat dari peringkat pertama
klasemen menuju peringkat ketiga. Tertinggal tiga poin dari sang pemuncak klasemen Leicester City membuat anak asuh Arsene
Wenger ini bertekad untuk mengalahkan The Saints demi menjaga asa mereka menjadi juara Premier League musim ini. Namun kedatangan Southampton ke Emirates Stadium pada hari Rabu nanti bisa menjadi masalah tersendiri bagi The Gunners (julukan Arsenal). Pasalnya dalam lima pertemuan terakhir kedua tim, Olivier Giroud dkk menderita tiga kekalahan dari lima pertandingan terakhir. Belum lagi Ujian Berat ... Hal. 7
CMYK
Editor: M Syahdan, Layouter: Novrizal, Grafis: Richo