CMYK
Harian Umum KORAN LOKAL TERBAIK DI INDONESIA
Sabtu, 2 Januari 2016 21 Rabiul Awal 1437 H TERBIT 24 HALAMAN, NO 2/1 TAHUN KE 15
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
HARGA ECERAN Rp2.500, KRITIK & SARAN : 085264088880 INFO BERLANGGANAN : 081261333463
Website: www.haluankepri.com
Petasan Meledak, 1 Tewas, 6 Luka Pergantian Malam Tahun Baru di Batam BATAM (HK) — Letusan puluhan petasan menyambut tahun baru berujung petaka di Bengkong Palapa, Kota Batam, Kepri, Jumat (1/1) dinihari. Insiden ini menyebabkan satu orang tewas dan enam lainnya luka. Selain menelan korban jiwa, ledakan petasan tersebut juga menghancurkan kaca di empat rumah yang ada di sekitar lokasi. Bahkan kerasnya ledakan itu terdengar hingga radius 500 meter. Korban yang meninggal, Gilang Azuni (32), warga Jalan Bengkong RT/RW 05/07, Kelurahan Tanjung Puntung, Kecamatan Bengkong, Batam. Sementara enam lainnya yang mengalami luka-luka luka adalah, Dede Sunarya, mengalami patah lengan kanan dan kaki kanan mengalami luka. Saat ini korban dirawat di RSBK. Selanjutnya Aman Rosadi, warga Bengkong Palapa I mengalami luka bakar ditelapak tangan kanan. Aditya Nanda, warga Bengkong Palapa I blok A Nomor 45, Petasan Meledak Hal 7
Korban Ledakan MENINGGAL : 1. Gilang Azwani Lahir : Karimun, 28 Oktober 1993 Alamat : Bengkong Palapa 1 blok X Nomor 8 Mengalami luka memar didada.
Keimanan "KEIMANAN yaitu percaya atas apa yang tidak kita lihat, dan pahalanya adalah kita akan melihat apa yang kita percayai" (bc)
LOKASI LEDAKAN — Warga menyaksikan lokasi ledakan mercon di malam pergantian tahun di Bengkong, Batam. Insiden ini menyebabkan satu orang meninggal dunia dan enam lainnya luka-luka, Jumat (1/1). Inseth, dua korban sedang dirawat di rumah sakit.
LUKA-LUKA : 1.Dede Sunarya Lahir : Ciamis, 15 April 1983 Alamat : Bengkong palapa Mengalami patah lengan kanan dan kaki kanan mengalami luka
Kapolda-Wakapolda Kepri Diganti
2. Aman Rosadi Lahir : Tapsel, 27 September 1997 Alamat : Bengkong Palapa I 3.Aditya Nanda Lahir : Pemalang, 16 November 1994 Alamat : Bengkong Palapa I blok A Nomor 45. Mengalami luka bakar ditelapak tangan kanan.
Regina Andriane Saputri
Menikah Lagi JAKARTA (HK) — Mantan istri Farhat Abbas, Regina, kini resmi menikah lagi. Setelah Farhat, lagi-lagi dia dinikahi oleh seorang pengacara yang kabarnya berstatus sebagai duda beranak tiga. Regina menikah dengan pria berinisial KM itu pada Selasa 22 Desember 2015 lalu. Awalnya berita yang beredar berasal dari sebuah foto yang memamerkan Regina dan pria tersebut terlihat sedang mengucapkan ijab qabul. Regina mengenakan selendang berwarna hijaupink, sementara sang pengacara mengenakan baju koko berwarna putih dan peci hitam. Mereka berhadapan dengan pria yang mengenakan kemeja batik abu-abu berkopiah hitam, diduga pria paruh baya itu adalah penghulu. Sebelumnya Regina masih bungkam dan mengelak dari pertanyaan rekan media. Namun kini dia Menikah Lagi Hal 7
4.Imam Tantowi Lahir : Rantau Prapat, 14 Juni 1991 Alamat : Bengkong Palapa blok J Nomor 8 Mengalami luka bagian bibir
Sambudi
gai Wakil Kepala (Waka) Korlantas Polri. Selain Kapolda, empat pejabat teras yang ikut dimutasi, yakni Wakapolda Kepri Kombes Fiandar. Ia digantikan Kombes Yan Fitri Halimansyah yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolrestabes Surabaya, Kapolda-Wakapolda Hal 7
Bom Meledak di Depan Rumah Walikota
5. Jordan Safrian Lahir : Pekanbaru, 21 Juli 1995 Alamat : Perumahan Buana Vista tahap 4 Blok C Nomor 53 Mengalami luka lengan sebelah kanan. 6. Mora Setia Simbolon Lahir : Batam, 14 Maret 1992 Alamat : Kavling Sentosa blok F Nomor 2 Mengalami luka ringan.
Yan Fitri
BATAM (HK) — Gerbong mutasi di lingkungan Polda Kepri kembali bergulir. Kapolda Kepulauan Riau (Kepri) Brigjen Pol Arman Depari ditugaskan ke Badan Narkotika Nasional (BNN). Tongkat komandonya diserahkan pada Brigjen Pol Sambudi Gustian yang sebelumnya menjabat seba-
BANDUNG (HK) — Perayaan malam tahun baru di Bandung diwarnai dengan meledaknya bom molotov di depan rumah dinas Walikota Bandung Ridwan Kamil di Jalan Dalem Kaum, Jumat (1/1) dinihari sekitar pukul 01.20 WIB.
Bom berdaya ledak rendah tersebut diletakkan di bawah mobil Suzuki APV milik tvOne. Saat meledak orang di sekitar tidak mengira itu bom molotov, karena suaranya Bom Meledak Hal 7
Andalkan MSN BARCELONA (HK) — Manajer dan para pemain Barcelona sepakat untuk terus jadi yang terbaik di 2016, dan mereka mulai bisa memenuhi target tersebut ketika menghadapi Espanyol di Cornella de Llobregat, Sabtu (2/1) malam ini. Laga perdana di tahun baru akan mempertemukan sang juara bertahan La Liga dengan sesama tim Catalan, Espanyol. Lionel Messi dkk akan menjalani pertandingan ini dengan semaESPANYOL VS BARCELONA ngat juang terbaik,
Sabtu (2/1) Pkl. 22:00 WIB di Fox Sport
Andalkan MSN Hal 7
CMYK
Editor: M Syahdan, Layouter: Ricoh Polda, Grafis: Richo